3 April 2014

Page 1

Rp. 3.750

Kamis 03.04.2014

Penangkapan Kapal Timah Janggal Komisi I DPR Soroti Kewenangan TNI AL JPNN, Jakarta

enangkapan kapal tongkang Bina Marine 76 bermuatan timah senilai Rp 378 miliar yang hendak diekspor pada 7 Maret 2013 lalu oleh Pangkalan Angkatan Laut (Lanal) Batam dinilai janggal. Ketua Komisi

P

TNI AL hanya memastikan bahwa penangkapan itu memiliki dasar hukum dan selanjutnya Bea Cukai melakukan tugas dan fungsinya.

Gubernur Kepri, HM Sani memberikan selamat kepada Ketua PWI Kepri Ramon Damora.

HPN 2015 di Kepri

BANGKOK (BP) - Sebuah bom sisa Perang Dunia II meledak di ibu kota Thailand Bangkok saat seorang pekerja besi tua mencoba untuk memotong bom dengan alat potong yang menggunakan las. Menurut polisi setempat, ledakan ini menewaskan sedikitnya tujuh orang dan melukai 19 lainnya. Kejadian itu dimulai saat pekerja konstruksi menemukan sebuah benda di lokasi konstruksi. Pekerja itu memutuskan membawanya ke sebuah gudang di pinggiran kota Bangkok untuk dipotong. Saat pekerja memotong itulah bom meledak kemudian membumi hanguskan gudang dan wilayah sekitar gudang.

Pengurus PWI Kepri Periode 2014-2019 Dilantik

TANJUNGPINANG (BP) - Kepulauan Riau (Kepri) dinobatkan menjadi tuan rumah pada pelaksanaan Hari Pers Nasional (HPN) yang akan digelar 9 Februari 2015 mendatang. Pasalnya, Kepri dinilai paling siap jika dibandingkan dengan daerah lainnya, yakni NTB, Kalimantan Tengah, dan Ambon. ”Paling siap menurut saya, karena teman-teman di sini (Kepri, red), baik wartawan maupun pemerintahnya sudah menyiapkan program yang menurut saya masuk akal,” ujar Ketua Umum Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat, Margiono, seusai acara pelantikan dan pengukuhan pengurus PWI Kepri Periode 2014-2019 di Gedung Daerah, Tanjungpinang, Kamis (2/4).

 Baca Penangkapan...Hal 4

Ketua Komisi I DPR RI Mahfudz Siddiq

Bom PD II Meledak, 7 Tewas

f.humas pemprov

I DPR RI Mahfudz Siddiq memandang kasus penyelundupan timah ilegal dari Batam menuju Singapura harus diserahkan kepada instansi yang berwenang menanganinya,

Seorang petugas pemadam kebakaran memperhatikan api yang menyala setelah terjadinya ledakan hebat yang berasal dari sebuah bom sisa Perang Dunia II di tempat penampungan besi tua di Bangkok Thailand, kemarin. Regu penyelamat mengevakuasi korban tewas dari lokasi ledakan bom (insert).

 Baca Bom...Hal 4

 Baca HPN...Hal 4 Orang sukses selalu menjadi bukti, sebaliknya orang gagal menunggu bukti. f.afp/reuters

oase

Usaha Sendiri Suatu kebanggaan bagi setiap manusia jika bisa sukses karena jerih payah sendiri dan bukan karena warisan. “Bukan hal rasional dan benar untuk membanjiri mereka (anak) dengan uang. Kalau Anda melakukan itu, mereka akan menjadi besar kepala dan hanya mengandalkan warisan dari orang tuanya” kata Warren Edward Buffett, salah satu orang terkaya di dunia asal Amerika Serikat, yang memilih untuk menyum­bangkan sebagian besar hartanya untuk sosial. (jos)

Kinaryosih

16 Belajar Nembang Buah Bibir

demi ”Sepatu Dahlan”

Pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat Kunjungi Batam Pos

Bahas Pemilu hingga Profesionalisme Wartawan Ketua PWI Pusat mengatakan integritas wartawan saat ini semakin memudar. Menurutnya, insan pers harus bangga menjadi wartawan. Bekerja di media tidak sama dengan kuli harian, tidak juga mengutamakan ekonomi, tetapi mengutamakan karya, yakni karya jurnalistik. ALFIAN, Batam Ketua Umum PWI Pusat Margiono didampingi beberapa pengurus PWI Pusat berkunjung ke redaksi Batam Pos, Graha Pena, Batam Center, Rabu (2/4). Sesampainya di lantai dua Graha Pena, mereka langsung duduk di sofa yang terletak di sisi kanan ruang redaksi. Rombongan ini disambut Direktur Utama Batam Pos Marganas

redaksi@batampos.co.id

f.iman wachyudi/batam pos

DIRUT Batam Pos Marganas Nainggolan bersama pimpinan Batam Pos berbincang dengan Ketua PWI Pusat Margiono, saat silahtuhrami ke redaksi Batam Pos, kemarin.

http://twitter.com/batampos

Nainggolan, Candra Ibrahim selaku General Manager Batam Pos, M Riza Fahlevi selaku Pemimpin Redaksi (Pemred) Batam Pos, Ketua PWI Kepri Ramon Damora, dan sejumlah awak media Batam Pos lainnya. Begitu duduk di sofa, Margiono dan rombongan langsung berbicara masalah per­kembangan industri media di Batam. Terlihat kompak dan akrab, beberapa kali rombongan pengurus PWI bersama pimpinan Batam Pos terdengar tertawa terbahak-bahak. Margiono membuka pembicaraan dengan persaingan industri media sekarang yang semakin kompetitif. Baru sekitar 15 menit ngobrol, akhirnya rombongan berpindah ke ruang rapat redaksi. ”Inilah ruang rapat kita,” kata Riza Fahlevi. ”Dulu ini tidak seperti ini, tetapi seiring dengan perkembangan makanya seperti yang kita lihat sekarang ini,” kata Marganas Nainggolan menambahkan.

 Baca Bahas ...Hal 4


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.