1 minute read
Architectural Publication 2023 Urban Planning Introduction
Title: Urban Study of Kemayoran
Supervising Lecturer: Giska Raissa, S.T., M.U.P
Advertisement
Type: Architectural Album
Year of Publication: 2023
Number of Page: 23 Pages
Available on: https://issuu.com/calvin institute of technolog y/docs/kemayoran
Apa itu Kemayoran?
Kemayoran" adalah sebuah distrik di Jakarta Pusat yang terkenal dengan bekas Bandara Kemayoran. Namun, sekarang telah berubah menjadi kawasan bisnis baru yang terdiri dari banyak hotel berbintang, perkantoran premium, rumah sakit, pusat perbelanjaan, serta hiburan. Kemayoran semakin ramai dikunjungi dengan adanya Pekan Raya Jakarta (PRJ) yang dikunjungi lebih dari 4 juta pengunjung setiap tahunnya.
Bagaimana Asal Usul
Nama Kemayoran?
Dahulu Kemayoran merupakan tanah milik seorang mayor Prancis yang berkongsi dengan Belanda. Ia bernama Isaac Martin yang kemudian istilah "Mayor" ini berkembang di masyarakat dengan sebutan "Mayoran" hingga akhirnya saat ini dikenal sebagai "Kemayoran".
Mengaapa Kemayoran
Penting Untuk Ditata?
Mengingat sebagian wilayah Kemayoran belum dikembangkan, akan sangat baik jika perkembangannya ditata dengan baik sehingga tidak mengulangi kesalahan perkotaan yang sering terjadi di kawasan urban
Oleh karena itu, album ini akan membahas lebih lanjut mengenaai elemen kota apa saja yang sudah baik dan perlu diperbaiki, serta bagaimana gambaran yang baik mengenai kawasan Kemayoran di masa mendatang
(Indrawan, 2020)