Banjarmasin Post - 27 September 2008

Page 1

Banjarmasin

Post

DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI

KLIK HTTP://WWW.BANJARMASINPOST.CO.ID - E-MAIL: REDAKSI@BANJARMASINPOST.CO.ID

SABTU

27 SEPTEMBER 2008/ 27 RAMADAN 1429 H

24 HALAMAN

RP 2.000

NO. 12329 TH XXXVII/ ISSN 0215-2987

Klik http://epaper.banjarmasinpost.co.id

Bagir Manan Pun Kesal ■ DPR Tunda Pengesahan RUU MA

ARUS MUDIK - Ribuan calon penumpang berebut menaiki KM Lambelu jurusan Surabaya-Makassar dan kawasan Indonesia Timur di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta, Jumat (26/9). Arus mudik menggunakan kapal laut menuju atau meninggalkan Pulau Jawa mencapai puncaknya pada Jumat kemarin.

Pembatalan itu tidak ada kaitannya dengan rumor suap

ANTARA/WIDODO S. JUSUF

JAKARTA, BPOST - Ketua Mahkamah Agung (MA) Bagir Manan mengaku kesal terhadap hujatan dan fitnah kepada dirinya dan MA. Hujatan itu terkait dengan revisi UU MA yang mencantumkan batas usia pensiun para hakim agung adalah 70 tahun. “Tolong hentikan sikap orang-orang itu, terhadap saya dan kami. Sampai hati memfitnah dan mencerca, hanya semata-mata kebencian,” katanya di Jakarta, Jumat (26/9).

AGUNG LAKSONO Ketua DPR

STIE INDONESIA BANJARMASIN (KAYU TANGI)

Mengucapkan:

Selamat Hari Raya Idul Fitri 1429 H Mohon Ma'af Lahir dan Batin Admisi: 0511-3304652 / 081349384938 / 08125057662 http://www.stiendonesia-bjm.ac.id

Hal 14 kol 1-3

Kalla Tegur Jubir Presiden ■ Pemerintah Thailand Mengaku Tidak Terlibat JAKARTA, BPOST - Wakil Presiden (Wapres) Jusuf Kalla tak bisa menahan emosi. Dia menilai tugas negara yang sedang diembannya terancam gagal. Semua gara-gara Dino Patti Jalal. Kalla pun menegur juru bicara kepresidenan itu.

Pahala Zakat

Ketua umum DPP Partai Golkar itu memang dikenal sebagai sosok yang terbuka. Dia akan langsung memberikan komentar jika melihat sesuatu yang dinilainya tidak pantas. Siapa pun itu. Tak heran, orang kepercayaan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono juga disempritnya. Hal 14 kol 4-7

ILUS: BPOST/IVANOV

GRAFIS: TRIBUN JABAR/ARIS

Korban Mudik Terus Berjatuhan ■ Tiga Hari 43 Orang Tewas PURWAKARTA, BPOST - Polri telah menetapkan angkutan lebaran (mudik) dimulai sejak Rabu (24/9). Hingga Jumat (26/9), sebanyak 43 pemudik tewas akibat kecelakaan lalu lintas. Kemarin, delapan orang tewas di Ciasem, Subang, Jabar dalam tabrakan antara bus Puspa Jaya dan mobil bak terbuka. Seluruh korban adalah penumpang mobil.

SI PALUii

Kecelakaan itu diduga karena sopir bus mengantuk sehingga tidak konsentrasi saat mengemudi.Busnya oleng, menabrak pembatas jalan dan menghantam mobil yang melaju dari arah berlawanan. Menurut Wakil Kepala Badan Pembinaan Keamanan (Babinkam) Polri, Irjen Polisi A Boedihardjo, jumlah kecelakaan yang terjadi selama masa angkutan lebaran itu mencapai ratusan.

SEGALA puji bagi Allah. Salawat dan salam semoga dilimpahkan kepada Rasulullah, keluarga, dan sahabatnya. Kaum muslimin yang berbahagia. Bulan Ramadan adalah bulan yang memotivasi untuk berlomba dalam melakukan segala macam kebaikan, kedermawanan, dan ihsan. Ia juga merupakan bulan kepedulian dan kepekaan untuk memenuhi kebutuhan orang-orang yang tidak mampu, bulan kerja sama dan solidaritas. Kita akan menelusuri nilai-nilai ini bersamasama dalam catatan-catatan berikut ini. Hal 14 kol 4-7

Hal 14 kol 1-3

Nomor Jadi Didominasi Wajah Lama

Ubat Mangantuk

■ Masyarakat Diminta Soroti DCS ■ Coblos Boleh, Menconteng Pun Sah BANJARMASIN, BPOST - Wajahwajah lama mendominasi calon legislatif (caleg) nomor urut jadi dalam daftar calon sementara (DCS) yang diumumkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kalsel. Dalam daftar yang mulai diumumkan

SABAN imbah basahur, Garbus malihat Palui tulak bajalanan wan bininya. Garbus bingung kamana bubuhannya badua itu. Hal 14 kol 1-3

Jumat (26/9) , partai-partai besar umumnya memasang kembali kadernya yang sudah duduk di kursi DPRD. Sebaliknya, partai-partai baru dan partai kecil nyaris semuanya memasang wajah-wajah

baru. Berdasarkan catatan BPost, para caleg yang menduduki nomor urut satu atau dua, umumnya anggota DPRD yang saat ini masih aktif menjabat. Sebagian di antaranya bahkan ‘naik kelas’, dari anggota DPRD kabupaten/kota ke provinsi. Hal 14 kol 4-7

■ Salju ‘Turun’ di Kalsel (2-Habis)

Bisa Bikin Rumah-rumahan

+ Cucuk matan bawah haja, Nang-ai Anang Gayam

04:43

04:53

12:14

15:18

18:19

19:27

ANDA ingin bermain ski es? Ingin melihat anakanak Anda bermain di gundukan salju? Tak perlu jauh-jauh berwisata hingga mancanegara. Jika selama ini pemandangan seperti itu hanya bisa dinikmati di layar televisi, kini fenomena salju itu hadir di Banua. Hal 14 kol 1-3

Musik Turunkan Tekanan Darah

BPOST/MAJERI

- Muha-muha lawas marajai nomor jadi, Lak-ai

RUTINITAS penuh tekanan, pola makan tidak sehat, membuat rentan terkena tekanan darah tinggi. Dalam kondisi ini, pertolongan pertama yang bisa dilakukan adalah bernapas teratur dan perlahan, lalu putarlah musik slow favorit Anda. Saran ini diberikan para peneliti di University of Florence, Italia. Jika mendengarkan lagu slow dalam keadaan panik, bisa membantu penderita tekanan darah tinggi secara natural menurunkan tekanan darah. (ic/ap)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Banjarmasin Post - 27 September 2008 by Banjarmasin Post - Issuu