Banjarmasin
28 HALAMAN
Post
DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI
MINGGU 14 DESEMBER 2008/ 16 ZULHIJAH 1429
NO. 12403 TH XXXVII/ ISSN 0215-2987
RP 3.000
Gubernur Sulbar Dipecat
JENDELA
MAMUJU, BPOST - Situasi politik di Sulawesi Barat (Sulbar) kembali bergolak. DPRD provinsi itu memberhentikan Gubernur Anwar Adnan Saleh dan Wakil Gubernur Amri Sanusi. Keputusan itu diputuskan dalam sidang paripurna yang berakhir Sabtu (13/12) dini hari.
Anwar Adnan Saleh
Hal 14 kol 1-3 MEDIAINDONESIA.COM
MUI Jangan Berpolitik
Diva Sepak Bola ANNA Kournikova-nya sepak bola. Julukan itu diberikan untuk bek timnas putri AS, Heather Mits. Namun, bukannya bangga, Mits justru cemberut. Dia menilai Kournikova hanya mengandalkan paras cantik, tidak memiliki prestasi dan teknik mentereng. Lalu kamu? “Saya memiliki ketiganya,” ucap Mitas. Ya, dia memang telah mengantar timnas AS menguarai dua olimpiade.
Wacana Fatwa Haram Golput Picu Polemik JAKARTA, BPOST - Wacana fatwa haram bagi pengikut gerakan golongan putih (golput/tidak memilih) menuai kritik. Majelis Ulama Indonesia (MUI) diminta tidak melibatkan diri dalam politik. “Kalau MUI sampai terlibat dalam proses politik yang detil, saya kira dia sudah keluar dari relnya,” kata pengamat politik Arbi Sanit di Jakarta,
7
Halaman
Sabtu (13/12). Menurut Arbi, dalam demokrasi, orang yang golput dan orang yang memilih memiliki hak yang sama. Se-
Golput, Goltus, GNTPPB,...
hingga jika MUI menyatakan golput itu haram, hal itu berlawanan dengan demokrasi. “Saya berharap MUI tidak melibatkan diri terlalu jauh dari persoalan politik. Karena dunia politik lebih banyak mengandung unsur abu-abu ketimbang hitam putih yang merupakan urusan agama. Jadi agama tidak boleh diparalelkan dengan politik,” tegas Arbi.
SEBULAN sebelum pelaksanaan Pemilu 1971, aktivis politik Arief Budiman didampingi Julius Usman, Imam Waluyo, Marsillam Simanjuntak, Asmara Nababan dan sejumlah aktivis lainnya mendeklarasikan sebuah gerakan moral yang diberi nama golongan putih (golput).
Hal 14 kol 4-7
Hal 14 kol 1-3
PEMILU 2004
Berebut Jadi CPNS MINGGU (14/12) ini, sebanyak 2.450 peserta tes seleksi CPNS Kalsel beradu menentukan nasib. Sebanyak 200 materi soal kompetensi dasar dan kompetensi bidang harus mereka selesaikan dalam tempo empat jam. Kesibukan menjelang puncak penerimaan CPNS tahun ini sudah mulai terasa pada Sabtu (13/12). Seluruh kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) di Kalsel berkumpul di Percetakan PT Grafika Wangi Kalimantan untuk mengambil lembaran soal.
Jenis Golput:
ILUS: BPOST/IVANOV
28
Halaman
Gus Dur
Hidayat Nur Wahid ALHIKMAH.AC.ID
DAYLIFE.COM
NET
Pemilu Lewat Ponsel
SI PALUii
Lalaan Bertahan Meski Digempur Krisis
Tampulu Tampuyak “Urang-urang kuta manyambatnya mumpung, tapi urang Banjar di pahuluan menyambatnya tampulu,” ujar Tuhirang wayah takumpul di gardu jaga simpang tiga.
Setetes minyak, seliter keringat. Ungkapan yang sangat berlebihan. Namun, ada benarnya ketika kita melihat proses membuat minyak kelapa (lalaan) di Desa Pingaran Ilir, Astambul, Banjar.
P
Hal 14 kol 1-3
- Puluhan ribu urang barabut jadi PNS, Lak-ai + Kada usah heran, nyaman gawian, gaji naik tarus, Nang-ai Anang Gayam
04:44
12:17
Maaf, Produksi Kami Terbatas
15:44
18:27
19:41
erempuan itu bernama Janah. Usianya sudah 58 tahun. Seperempat usia sudah dihabiskannya untuk menggeluti usaha pembuatan lalaan. Malala, istilahnya. Meski umur makin uzur, Janah mampu menghasilkan lalaan sekitar sepuluh liter per hari. Namun, kadangkadang hanya lima liter. “Saya meneruskan usaha ne-
nek,” ucap Janah kepada BPost, kemarin. Desa Pingaran Ilir yang berjarak sekitar 20 kilometer dari Ibu Kota Banjar, Martapura, sudah lama dikenal sebagai sentra pembuatan lalaan. Meski bukan daerah penghasil kelapa, aktivitas malala sudah bagaikan bagian dari hidup warga desa tersebut. Hal 14 kol 4-7
METRO BANJAR/DONNY SOPHANDI
TETAP BERTAHAN - Jouhar melakukan proses pembuatan minyak kelapa (lalaan) di Desa Pingaran Ilir, Kecamatan Astambul, Banjar, Sabtu (13/12).
Bisa Juga untuk Urut MINYAK kelapa atau lalaan bagi urang Banjar tak sekadar berfungsi untuk memasak. Mereka meyakini minyak itu memiliki khasiat jika digunakan sebagai minyak
urut (pijat). Multifungsi itu pula yang menjadi salah satu faktor lalaan tetap dicari orang. Hal 14 kol 4-7
KALAU Indonesia masih bersikukuh menggelar pemilu dengan cara manual, Estonia jauh lebih maju. Negara di kawasan BaltiK, Eropa itu akan menjadi negara pertama yang mengesahkan pemungutan suara melalui ponsel. Parlemen Estonia sudah menetapkan undangundang yang memperbolehkan penduduk memberikan suaranya via ponsel. Sistem itu akan dimulai pada Pemilu 2011. Tidak semua ponsel bisa dipakai untuk melakukan pemungutan suara. Pemilih harus menambahkan chip khusus yang telah diprogram dan disahkan untuk mengakses sistem pemungutan suara secara mobile. Agar aman dari penyusupan dan kecurangan, chip gratis itu dilengkapi sistem tanda tangan digital. (ap/kps)