Banjarmasin Post - 17 Desember 2008

Page 1

28 HALAMAN

Banjarmasin

Post

DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI

RP 3.000

RABU 17 DESEMBER 2008/ 19 ZULHIJAH 1429

NO. 12406 TH XXXVII/ ISSN 0215-2987

■ Banua Bertabur SMK Unggulan (1)

BAK PENYARING Tim Toyota ECO Youth meninjau bak penyaring air limbah usaha laundry SMKN 4 Banjarmasin yang akan mengikuti Lomba Perbaikan Lingkungan Hidup se-Indonesia tingkat Sekolah Menengah Atas/Kejuruan, beberapa waktu lalu.

Indonesia 0 VS 1 Thailand

Tak Lulus Pun Tetap Bisa Kerja “INGIN lulus sekolah langsung kerja? Buruan masuk SMK!” Demikian diucapkan Valen, siswi sebuah sekolah menengah kejuruan (SMK) di Banjarbaru dari atas panggung pentas seni Lomba Keterampilan Siswa SMK se-Kalimantan Selatan.

Ajakan perempuan mungil itu ada benarnya. Tengok saja SMK Sabumi Pertambangan Banjarbaru. Semua lulusannya tak ada yang menganggur. Asal mau ke ‘hutan’, mereka pasti kerja. Gaji mereka pun lumayan. Untuk karyawan baru dijatah Rp 1,5 juta-

Wajib Menang di Bangkok

Rp 2 juta. Bahkan ada perusahaan tambang yang siap menggaji lulusan sekolah tersebut Rp 3 juta. Kisah sukses ini yang mengundang Hardianto, remaja asal Palembang, Sumatera Selatan.

Halaman

Hal 14 kol 1-3

BANJARMASIN POST/HERRY MURDY HERMAWAN

14

Lion dan Batavia Gagal Mendarat ■ Banjir Rendam Kalsel BANJARMASIN, BPOST- Hujan lebat disertai pasang naik dalam tiga hari terakhir membuat hampir semua wilayah di Kalimantan Selatan terendam. Satu orang dilaporkan tewas dan puluhan rumah rusak akibat fenomena alam tersebut. Hujan deras disertai angin kencang, Selasa (16/ 12), juga mengacaukan jadwal penerbangan di Bandara Syamsudin Noor. Pesawat Lion Air tujuan Jakarta-Banjarmasin terpaksa mengalihkan pendaratan ke Bandara Juanda Surabaya. Demikian pula pesawat Batavia dari Balikpapan transit Syamsuddin Noor, harus kembali ke Bandara Sepinggan. “Pilot tak berani melakukan pendaratan,” jelas Manager Operasi PT Angkasa Pura I, Halendra. Akibat pengalihan itu, ratusan calon penumpang kedua maskapai terlantar beberapa jam di terminal keberangkatan Bandara Syamsudin Noor. Namun, pesawat Lion Air dengan 200 penumpang yang semula ‘bertahan’ di Bandara Juanda, akhirnya mendarat di Bandara Syamsudin Noor, pukul 16.42 Wita. Pesawat kembali take of membawa penumpang yang telah menanti lama ke Jakarta. GRAFIS: BPOST/IVANOV

Hal 14 kol 4-7

TAMBAH PARAH Sejumlah warga Kelurahan Alalak Selatan, Banjarmasin Utara, Rt 2, Selasa (15/12) hingga pukul 23.30 Wita, bersiaga menghadapi makin tingginya luapan air Sungai Barito.

BANJARMASIN POST/APUNK

Sepatu Zaidi Banyak yang Nawar ■ Pelempar Bush Digebuki BAGHDAD, BPOST - Merendahkan martabat pemerintah Irak. Itulah yang dituduhkan kepada Muntadhar Al-Zaidi. Soalnya saat Perdana Menteri Nouri AlMaliki menggelar jumpa pers untuk Presiden George Walker Bush, Minggu (14/12), Zaidi melemparkan kedua sepatunya kepada pemimpin Al-Zaidi

Hal 14 kol 1-3

Nenek-nenek Fashion Show BUKAN cuma model yang bisa lenggak-lenggok di catwalk. Puluhan nenek pun bisa berjalan ala peragawati di atas panggung. Begitulah suasana peringatan Hari Ibu ke-80 di Monumen Simpang Lima Gumul (SLG) Kabupaten Kediri, Selasa (16/12). Sebagian besar dengan percaya diri memeragakan pakaian adat Jawa. Namun sebagian lagi terlihat gemetar. Maklum sudah 60 tahun ke atas. Suharyati (65), dari Kecamatan Plosoklaten, mengaku optimis merebut juara pertama. Soalnya, nenek 13 cucu itu telah mempersiapkan diri di salon sejak pukul 06.00 WIB. “Saya ini sering show karawitan ke mana-mana lho,” ujarnya sambil tertawa.(inc)

Jadi Game Online SEPERTI halnya kasus skandal seks mantan Presiden Amerika Serikat Bill Clinton dengan Monica Lewinsky, insiden pelemparan sepatu ke arah Presiden George Walker Bush langsung dibuatkan game online. Game bernama Bush’s Boot Camp

BANJARMASIN, BPOST Meskipun harga premium kembali dipangkas pemerintah menjadi Rp 5.000 per liter sejak Senin (15/12), Dinas Perhubungan Kalimantan Selatan bersama Organisasi Angkutan Darat (Organda) belum memutuskan melakukan perubahan tarif angkutan. Kepala Sub Dinas Lalu Lintas Angkutan Jalan (LLAJ), Ramonsyah, mengatakan pihaknya masih menunggu surat edaran dari Menteri Perhubungan. “Besaran perubahan tarif harus mengacu ketentuan menteri termasuk kapan diterapkannya,” terangnya, Selasa (16/12).

Kendati demikian, Romansyah mengatakan pihaknya sudah mempersiapkan formula penyesuaian tarif untuk angkutan antarkota dalam provinsi (AKDP) yang menjadi kewenangan Dishub Kalsel. Penurunan diperhitungkan sekitar empat persen dari tarif yang berlaku yakni sekitar Rp 11 per orang per kilometer. Jadi untuk jarak 40 kilometer, seperti Banjarmasin-Martapura, penurunan tarif sekitar Rp 440. Artinya dari Rp 8.520 tiap penumpang menjadi Rp 8.080. Ini tak termasuk biaya asuransi. Hal 14 kol 4-7

Hal 14 kol 1-3

SI PALUii

Banjarmasin-Martapura Turun Rp 440 ■ Organda Setuju 3-6 Persen

ini diproduksi T-Enterprise, perusahaan software di Glasgow Skotlandia. Pemain harus melempar sepatu ke arah presiden sebelum menghadapi para pengawal.

Saraba Palsu PABILA takumpulan di warung, buhannya Palui kada habis-habisnya marutit. Sampai mahantup wadai wan minuman sekanyangkayang parut. Tukang taraktirnya adalah Palui. Hari itu kana giliran Hal 14 kol 1-3

- Pina kada sing ampihan hujan, Lak-ai + Ini maulah pusing panyuluh KB, Nang-ai Anang Gayam

Pantauan Bpost GRAFIS: BPOST/IVANOV

04:45

12:18

15:45

18:28

19:43


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.