Banjarmasin Post - 28 Desember 2008

Page 1

Banjarmasin

28 HALAMAN

DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI

RP 3.000

JENDELA

Menjadi Wartawan ‘Elite’

Benteng Catalonia

(Bagian satu dari dua tulisan) PARIPURNA sudah pengabdian H Pramono BS sebagai pemimpin redaksi Banjarmasin Post Group. Berawal dari seorang koresponden, dia tak lelah meniti karier sebagai seorang wartawan. Berikut nukilan spirit jurnalistiknya.

BAGI klub besar Barcelona, bukan hanya Messi, Eto’o, Henry, dan Xavi yang mendapat pujian. Tak kalah mentereng adalah sang kapten, Carles Puyol.

10

Halaman

“AKHIRNYA sampai juga ya Mas.” Begitu sapa Pak Jakob ketika saya memasuki ruang kerjanya pada 23 Desember 2008. Yang dimaksud ‘sampai’ oleh Pak Jakob adalah sampai di pengujung perjalanan saya sebagai wartawan sekaligus karyawan Harian Kompas, Jakarta. Sesuai dengan peraturan perusahaan, karyawan yang berusia 60 tahun memasuki masa pensiun. Saya pensiun pada 25 Desember 2008. Kedatangan saya ke Jakarta juga ingin berpamitan dengan Pak Jakob. Lengkapnya Jakob Oetama, pemimpin

umum sekaligus pendiri Harian Kompas. Orangnya sarat dengan pengalaman, bicaranya pelan, jelas, berisi dan bernuansa ilmiah. Siapa pun tak bosan untuk mendengarkan Pak Jakob bicara. Sejak saya kenal pertama pada 1970-an (saya bergabung dengan Kompas pada 1972) sampai sekarang ada yang tidak berubah pada diri Pak Jakob. Kalem dan sabar, tidak meledak-ledak. “Tidak terasa ya Mas, waktu berjalan begitu cepat,” kata Pak Jakob memecah keheningan setelah berbasa-basi sejenak. Pak Jakob memang

Post

MINGGU

28 DESEMBER 2008/ 30 ZULHIJAH 1429

NO. 12416 TH XXXVII/ ISSN 0215-2987

selalu memanggil dengan sebutan ‘Mas’ pada semua bawahan, mulai wakilnya sampai tukang sapu. Mas bagi orang Jawa adalah panggilan kehormatan dan Pak Jakob memang menghormati siapa saja. Panggilan ini jadi budaya di Kompas dan suasana menjadi akrab. Saya lalu mencoba membuka kenangan lama dengan Pak Jakob. Memang tidak banyak, tetapi cukup menyentuh. Mulai dari pemberian kredit mesin ketik sampai ketik kami naik bemo bersama (kendaraan roda tiga mirip bajaj). Ketika itu Pak Jakob baru saja memberi ceramah di Universitas Diponegoro Semarang, Jateng. Kami bertiga (saya, Pak Jakob dan Mas Wargatjie yang juga kores-

ponden Kompas di Semarang) harus naik bemo menuju pasar Johar, untuk kembali mencari bemo jurusan terminal guna mencari bus ke Yogyakarta. Selain itu, untuk cari makan. Pak Jakob mendengarkan dengan menengadahkan kepala, kemudian terdiam. Saya tidak tahu apa yang dipikirkannya sampai akhirnya ia berkata: “Ini semua berkah, Mas,” katanya dengan suara agak parau mencoba menggambarkan keberhasilan kelompok usaha Kompas-Gramedia. Meski banyak orang tahu Pak Jakob lah kunci keberhasilan usaha Kompas-Gramedia, dia tak mau menepuk dada. Hal 14 kol 1-7

Israel Bombardir Gaza ISRAEL kembali menyerang jalur Gaza. Sedikitnya 30 misil diluncurkan dari udara. Akibatnya 120 orang tewas dan 200 warga lainnya luka-luka.

13

Halaman

Korban Bisa Capai Jutaan Orang Gempa Besar Ancam Indonesia JAKARTA, BPOST - Indonesia, termasuk Pulau Kalimantan, terancam diguncang bencana alam berskala besar atau mega disaster. Korbannya bisa mencapai satu juta orang. Mengutip sebuah laporan ilmiah, media terkemuka di Australia the Sydney Morning Herald (SMH) menyebutkan Indonesia termasuk di antara negara-negara di Asia-Pasifik yang terancam mega disaster selain Filipina dan China. Laporan ilmiah tersebut merupakan hasil penelitian Geoscience Australia (GA). GA adalah sebuah badan yang dimiliki pemerintah Australia. Tugasnya melakukan riset tentang kebumian. Mereka memberikan hasil studi itu ke beberapa badan lain pemerintah Australia dan lembaga di Indonesia untuk dikembangkan. Menurut SMH, para ahli di GA telah melakukan analisis dan mempelajari bencana-

Patahan Normal

“Bencana alam bisa berulang. Yang berubah hanya korbannya” DR ALANNA SIMPSON Pakar Kebumian

bencana alam seperti gempa bumi, angin topan, tsunami, serta letusan gunung yang pernah terjadi di Asia Pasifik. Dari studi itu, GA kemudian memperkirakan jumlah korban tewas, terluka atau kehilangan rumah dan harta benda penting lainnya akibat ben-

Patahan Menusuk

cana alam itu. Analisis itu pula yang mengungkap bahwa kota-kota besar di ‘Sabuk Himalaya’ (China, Indonesia dan Filipina) bakal diterjang gempa bumi yang bisa merenggut sejuta orang dalam beberapa tahun mendatang. Ratusan ribu lainnya akan terkena dampak letusan gu-

SI PALUii

Patahan Membalik

AUSTRALIA nung berapi yang bakal terjadi rata-rata sekali dalam sepuluh tahun di Indonesia.

SEBAGAI negara yang dilalui jalur patahan dan lempeng penyebab gempa, Indonesia termasuk wilayah yang rawan terkena tsunami. Sudah 86 kali tsunami besar menerjang wilayah Indonesia dalam kurun waktu 100 tahun terakhir. Selain tsunami, gempa bumi diatas 7,0 Skala Richter tercatat sebanyak 212 kali. Indonesia memiliki garis pantai dengan panjang 81 ribu kilometer persegi --melewati 139 kabupaten dan kota serta 25 provinsi-- yang setengahnya merupakan kawasan rawan bencana. Indonesia memiliki lebih dari 400 gunung berapi yang 130 di antaranya termasuk gunung berapi aktif. Sebagian dari gunung berapi itu terletak di dasar laut sehingga tidak terlihat. Hal 14 kol 6-7

Kami Ini seperti Anak Tiri KOMPAS.COM

Tahun Baru Telat Satu Detik

Hal 14 kol 4-7

- BLT banyak nang kada dicairkan, Lak-ai + Lain karena sugih, tapi kalumpanan, Nang-ai Anang Gayam

15:51

BERBAGAI SUMBER/GRAFIS/IVANOV

Dihantam 86 Tsunami

Agropolitan Basarang, Nasibmu Kini

SUDAH parak samingguan ini pambakal di kampung Palui diupnama di rumah sakit. Rami warga kampung maelangi sidin. Bilang saban hari ada haja tarus nang datang manjanguki. Tamasuk jua Palui, Garbus wan Tulamak. “Buhan ikam tahu hajalah di mana ruangan sidin?” ujar Tulamak batakun pas taksinya sudah bamandak di muka rumah sakit.

12:24

Patahan Menggesek

Hal 14 kol 4-7

Batinggal Saurangan

04:49

Jenis patahan yang menimbulkan gempa:

HAMPIR 60 persen wilayah Indonesia berada diatas patahan (fault). Patahan-patahan terbentuk dari pergeseran lapisan kerak bumi (palung)

18:34

19:49

AWAL 2009 akan terlambat satu detik. Sejumlah ilmuwan yang selama ini peduli terhadap standardisasi waktu di seluruh dunia telah sepakat menambah satu detik di akhir 2008. Penambahan itu untuk memastikan dunia tetap tepat waktu. Rotasi bumi sebagai standar 24 jam masih digunakan dalam penentuan waktu di jam. Padahal, rotasi bumi dari waktu ke waktu mengalami keterlambatan dua milidetik tiap hari. Detik tambahan yang sering disebut leap second ini bukan kali pertama dilakukan. Sejak standardisasi waktu dunia disepakati pada 1972 telah dilakukan 24 kali. (kps)

Anda di Banjarmasin? Mari kita menyusuri jalan ke arah Palangkaraya, Kalteng. Jika sampai di wilayah Kabupaten Kapuas, kita akan disambut oleh papan nama yang sudah agak tak terawat. Berdiri sedikit miring di pinggir jalan yang dikerumuni rumput.

S

elamat Datang di Kawasan Agropolitan Kecamatan Basarang.” Tujuh kata itulah yang tertoreh di papan nama. Ya, jika telah memasuki kawasan agropolitan di Kapuas. Agropolitan adalah nama lain pertanian. Jadi, kawasan agropolitan dapat diartikan sebagai wilayah khusus pertanian. Namun, tak hanya itu. Kawasan agropolitan di Kapuas memadukan usaha pertanian tradisional dengan agribisnis. Kapuas merupakan kabupaten pertama di Kalteng yang menggaungkan pro-

gram tersebut. Dasar pengembangannya adalah Surat Menteri Pertanian nomor 312/T.U.210/A/X/2002 pada 16 Oktober 2002. Lokasi kawasan itu hanya berjarak sekitar empat kilometer dari ibu kota Kapuas, Kuala Kapuas. Berada di pinggir jalan trans kalimantan. Desa-desa yang menjadi ‘percontohan’ itu antara lain Tambunraya, Bungaijaya, Basarangjaya, Lunukramba, Basungkai, Batunindan, Maluen, Basarang, Panarung, Batuah, dan Pangkalansari. Hal 14 kol 1-3

BANJARMASIN POST/MUSTAIN KHAITAMI

PAPAN nama kawasan agropolitan di Kecamatan Basarang, Kapuas

Masih Tradisional KABUPATEN Kapuas adalah lumbung padi Kalteng. Tak heran, saat melantik Mawardi dan Suraria Nahan sebagai bupati dan wakil bupati Kapuas, Gubernur Kalteng A Teras Narang memberi pekerjaan rumah untuk mereka. “Tingkatkan produksi dua

komoditas, padi dan kedelai,” ucapnya. Sektor pertanian dengan komoditas utama padi merupakan salah satu andalan kabupaten yang memiliki luas wilayah 21.199 kilometer persegi itu. Hal 14 kol 1-3


28 DESEMBER 2008 / 30 ZULHIJAH 1429 H

GEN - X

Banjarmasin Post

!

TARIDA MARISCA Semester v Fakultas Hukum Unlam Banjarmasin

Bareng Keluarga

PUNYA agenda khusus di malam tahun baru? Pasti sobat muda enggak mau ketinggalan menikmatin momen ini dan punya acara yang gak bakalan dilupain. bang api, sambil meniup terompet. Selanjutnya langsung pulang ke rumah pukul 01.00 Wita,” terangnya. Menurutnya, dengan acara yang berbeda itu, dia bisa memanfaatin liburan sekolah yang dimulai sejak tanggal 29 Desember 2008 sampai

Harapan Masa Mendatang ENGGAK kerasa ya empat hari lagi, kita udah memasuki tahun 2009. sepertinya kayak baru kemaren tahun 2008 dijalanin. Pastinya udah banyak kenangan yang dilalui oleh sobat

wisata itu. “Supaya bisa menikmati liburan dan merayakan tahun baru di sana, aku segera berangkat tiga hari sebelum tahun baru, “ Katanya sambil membuka senyuman lebar. Tapi lain lagi nih dengan yang direncanakan oleh Salah seorang siswi Kelas XII IPA 4 SMAN 1 Banjarmasin, Desita Permatasari. Cewek yang akrab disapa Desita ini bakal ngerayain tahun barunya di Luar Pulau Kalimantan yaitu

di Jakarta. Katanya sih, pengen ngumpul bareng keluarga dan menikmati liburan sekolah. “Yah mungkin kegiatannya sih cukup dirumah aja, ngumpul bareng keuarga, terus ngadain barberque Party (pesta panggang),” katanya. Emang sih, Desita gak terlalu suka ngerayain malam pergantian tahun di jalanan. Menurutnya, dia lebih suka perayaan yang tenang dan santai. “Iya emang gak bisa dihindari, dalam setiap acara malam tahun baru, lalu lintas selalu macet, kalo udah kayak gitu, malah bisa gak nikmatin acaranya deh,” jelasnya. (ee)

M SYABRYAN NOOR Kelas XI IPA 2 SMA PGRI 4 Banjarmasin

Pengen Berbeda MENYAMBUT pergantian tahun antara 2008 dan 2009, aku rencananya pengen membuat momen yang berbeda dari tahun sebelumnya. Aku dan temen-temen satu kelas rencananya pengen ngadain piknik bareng di pantai Takisung, Kabupaten Tanah Laut. wah pokoknya asyik deh. Biasanya sih, setiap tahun aku cuma ngerayaainnya dengan nongkrong di dalam kota Banjarmasin, sambil melihat pesta kembang api dan memandangi keramaian kota. (ee)

SITI Maimun FAZIR Kelas XI IPS 2 SMAN 11 Banjarmasin

Bisa Tidur Telat

BPOST/EDO

Apalagi, momen ini cuma setahun sekali dirayain oleh semua orang di berbagai belahan dunia. Nah, apa saja nih yang bisa dilakukan ketika menantikan detik-detik pergantian tahun. Ternyata, beberapa sobat muda yang ditemui kru GenX udah punya acara masingmasing lho. Seperti bertamasya ke luar kota atau cukup meraykan bareng keluarga di dalam rumah. Seperti yang diungkapkan salah seorang siswi kelas XI IPA 2 SMA PGRI 4 Banjarmasin, Putrina Novita Sari. Cewek yang akrab disapa Putri itu mengatakan dia bakal ngerayain malam tahun baru bersama teman-teman sekolahnya. “Ya perayaan tahun baru besok, kayaknya bakal berbeda dibandingkan beberapa tahun yang lalu. karena, temen satu kelas udah punya rencana ngajak piknik ke Pantai Takisung,” katanya. Padahal, dua tahun sebelumnya, Putri mengaku ngerayain malam tahun baru dengan jalan-jalan bareng temen sekolahnya hanya di dalam kota. “Kalo dua tahun sebelumnya, aku cuma jalan-jalan ke sekitar taman siring, sambil nonton pesta kem-

11 januari 2009. “Pokoknya asik deh, apalagi aku juga bisa mengisi liburan sekolah yang cukup panjang ini,” katanya. Hal serupa juga dikatakan oleh salah seorang siswa kelas XI IPA 2 SMAN 11 Banjarmasin, Muhammad Humaini. Ketika kru Gen-X mendatangi cowok ini di sekolahnya, dia terlihat gembira ketika ditanyai mengenai acara tahun baru. “Pastinya setiap tahun aku selalu pergi ke Pantai Takisung, Kabupaten Tala. Apalagi setiap malam pergantian tahun, tempat itu sering diadakan pesta pantai,” ujarnya. Agar dapat mempersiapkan acara itu lebih matang, Cowok yang akrab disapa Humaini itu mengatakan, dia bakal berangkat lebih awal ke lokasi

BPOST/EDO

Tahun Baruan

MMMM setiap perayaan malam pergantian Tahun, biasanya aku sering ngumpul bareng ama keluarga yang kebetulan berlibur ke Banjarmasin. Kegiatan ngumpul bareng keluarga pada perayaan pergantian tahun seperti ini sih emang gak pernah ketinggalan, apalagi momen ini cuma dilakukan setahun sekali. Nah, biasanya kalo mau sempet-sempetin jalan-jalan bareng temen mungkin aku lakukan pada sore hari pada 31 desember atau pada siang hari tanggal 1 Januari. (ee)

BPOST/EDO

Yuk, Kita

Up

Speak

NGERAYAIN pergantian tahun, rencananya aku mau ke luar kota bareng keluarga ke Pangkalan Bun, kalo sempat sih, sekaligus pengen menikmati liburan dan berwisata ke Pantai Kubu. Kebetulan banget, liburan sekolah cukup lama, sekitar dua minggu. Karena itu aku bisa tidur agak telat, kemungkinan bisa nyelesaikan acara sampai pukul 02.00 Wita. (ee)

ADI CHANDRA KUSUMA Kelas XA jurusan Penjualan SMK 3 Banjarmasin

Nongkrong Sampai Pagi Foto : Banjarmasin post/Apunk Model : Dcta, Dyta, Sally, Vera

muda, sehingga memerlukan kesiapan untuk menghadapi masa yang akan datang. Nah, karena itu, tentunya ada yang punya beberapa keinginan dan harapan agar pada 2009 ini, bisa dihadapi sobat muda dengan lebih baik lagi. Seperti yang diungkapkan oleh salah seorang Siswi Kelas XII IPA 2 SMAN 3 Banjarmasin, Firdaus Ramzia Novari. Kata cewek yang biasa dipanggil vera ini, dia punya

harapan agar dalam tahun 2009 dia bisa terus meningkatkan prestasi akademiknya. “Kebetulan banget, aku juga udah Kelas XII. Beberapa bulan lagi harus menghadapi ujian nasional. karena itu, aku harus belajar lebih giat, supaya bisa lulus dan bisa melanjutkan studi ke perguruan tinggi,”katanya dapat lulus dalam menghadapi ujian nasional 2009. Nah, ada juga nih yang punya

harapan lain, seperi yang dikatakan oleh salah seorang Mahasiswi Semester 1 Jurusan Sendratasik FKIP Unlam, Sally Ala Mardhatillah. Cewek yang akrab dipanggil Sally inimengaku, pada 2009 nanti dia pengen lebih banyak dapat teman akrab. “Wah pkoknya aku pengen nambah banyak temen, nah kalo udah terkumpul, bisa sekalian dapat pacar. Mumpung masih ngejomblo,” tuturnya sambil tersenyum. (ee)

MUNGKIN perayaan pergantian tahun baru aku rayaain seperti tahun sebelumnya, seperti jalan-jalan ke luar rumah nongkrong bareng melihat semarak kembang api atau cuci mata lihat cewekcewek yang melintas. Tapi yang perlu diperhatikan adalah keselamatan dan kemaanan diri. soalnya, saat itu, pasti jalan padat bahkan bisa mengalami kemacetan. So, yang penting jaga diri baek-baek, jangan sampai mengganggu kenyamanan orang lain, hindari semua perilaku yang berlebihan. (ee)

BPOST/EDO

2

MINGGU


MINGGU

28 DESEMBER 2008 /30 ZULHIJAH 1429 H

BANJARMASIN BUNGAS

Banjarmasin Post

3

E-MAIL: BUNGAS@BANJARMASINPOST.CO.ID

1.461 BLT Hangus ■

Rp 520,5 Juta Dikembalikan ke Pusat

BANJARMASIN, BPOST - Sabtu (27/12) merupakan terakhir pengambilan dana Bantuan Langsung Tunai (BLT) bagi warga Banjarmasin. Hingga hari terakhir tersebut, tercatat sebanyak 1.461 pemegang kartu BLT tidak mengambil hak mereka.

BANJARMASIN POST/APUNK

CUACA SENJA - Cuaca di Jalan A Yani Km 22, Landasan Ulin, Kalimantan Selatan menjelang senja terlihat cerah meski sempat diselimuti mendung dan hujan gerimis sebelumnya, Sabtu (27/12). Curah hujan cukup besar dalam sepekan ini melanda Kalimantan Selatan membuat sebagian wilayah banjir dan air sungai meluap.

Dengan demikian, jatah mendapatkan dana yang merupakan kompensasi penaikan harga bahan bakar minyak (BBM) itu, baik untuk tahap I maupun II, dinyatakan hangus. Menurut Kepala Cabang PT Pos Indonesia Banjarmasin, Nur Azis Sugiharto, seharusnya penutupan layanan untuk penerima BLT yang akan mencairkan dananya adalah 31 Desember 2008. Namun, untuk memudahkan pelaporan, batas pengambilannya dipercepat empat hari pada tanggal 27. “Kebijakan ini untuk memudahkan pelaporan kita,” ujarnya, Sabtu (27/12). Pasalnya, lanjut Azis, 31 Desember pihaknya akan melaporkan pencairan dana itu ke PT Pos Indonesia Pusat. Dan kemungkinan, tanggal itu pula PT Pos di daerah mengembalikan dana melalui rekening BNI. Berdasarkan rekapitulasi pengambilan BLT tahap I dan II, total dana yang tidak diambil sebesar Rp 520.500.000.

Dari dana tersebut termasuk di dalamnya BLT yang diblokir sebesar Rp 259.700.000. Azis merincikan, pada tahap I sebanyak 639 belum mengambil dana BLT senilai Rp 191.700.000. Kemudian untuk tahap II, yang belum mengambil 822 orang dengan nilai dananya Rp 328.800.000. Menurut Azis, pihaknya sudah melakukan upaya agar warga yang belum mengambil BLT mencairkannya ke Kantor Pos Besar Banjarmasin. “Mungkin mereka yang tidak mengambil merasa sudah tidak pantas lagi menerimanya,” ujarnya. Beberapa waktu yang lalu pihaknya juga meminta agar warga atau keluarga penerima melaporkan ke PT Posindo Banjarmasin jika ada penerima BLT yang tidak mungkin datang ke kantor pos untuk mencairkan dananya lantaran sakit atau lanjut usia. Namun, sampai saat berakhirnya masa pengambilan BLT, tidak ada yang melaporkannya. “Memang ada yang

kita datangi, tapi orangnya yang pernah kita datangi pada tahap I dulu,” katanya. Pada tahap I lalu, ada 15 warga yang didatangi oleh petugas PT Posindo Banjarmasin untuk mencairkan dananya karena sakit dan lanjut usia. Pada tahap II, mereka kembali didatangi untuk mencairkan haknya. Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Kota (Bappeko) Banjarmasin, Sup-

riadi, mengatakan pihaknya juga telah menyosialisasikan agar warga pemegang kartu BLT segera mengambil haknya tersebut. “Saat kita keliling ke kecamatan-kecamatan untuk sosialisasi P2KP (Program Penanggulangan Kemiskinan Perkotaan, red), kita sekalian memberitahukan warga, bahwa pengambilan terakhir dana BLT, 27 Desember ini,” katanya. (dd)

Berkurang 40 Persen JIKA bantuan langsung tunai kembali dilanjutkan tahun depan, maka penerimanya tidak akan sebanyak tahun ini. Pasalnya, menurut data Badan Pusat Statistik (BPS) Kota Banjarmasin, jumlah warga miskin berkurang sekitar 40 persen. “Datanya masih diolah BPS, tapi berdasarkan data kasarnya, jumlah warga miskin berkurang sekitar 40 persen,” kata Kepala Bappeko Banjarmasin, Supriadi, Sabtu (27/12). Menurutnya, jika BLT kembali berlanjut tahun depan, maka jumlah penerimanya juga akan berkurang seperti pengurangan jumlah warga miskin itu. “Dalam data itu, warga yang tidak mengambil BLT itu juga dihapuskan dari data warga miskin,” ujarnya. Namun, lanjutnya, jika melihat keadaan saat ini, adanya dampak krisis global, tidak menutup kemungkinan penurunan itu akan berubah menjadi penambahan. Pasalnya, bisa saja, beberapa perusahaan akan melakukan PHK massal lantaran tidak mampu beroperasi lagi. “pengangguran akan bertambah dan akibatnya, angka kemiskinan juga bertambah,” katanya. (dd)

Kenali Potensi Kunci Sekses

Saldo Akhir 27 Desember 2008

522.785.034

DIBUTUHKAN Beberapa karyawan/ti di toko buku terkemuka Jabatan : 1. Kasir 2. Pramuniaga Klasifikasi : ~ Pendidikan min SMU/sederajat plus ~ Usia max 23 tahun ~ Tinggi wanita 158 cm, Pria 168 cm

BANJARMASIN, BPOST Tidak optimalnya prestasi remaja dalam studi ataupun memilih pekerjaan, disebabkan mereka belum mengetahui potensi keberhasilan pada jurusan pilihan bidang yang ditawarkan sehingga kerap terjadi salah dalam memilih LOWONGAN KERJA Dicari tenaga Profesional, untuk ditempatkan di Martapura dengan posisi sbb : 1. Design grafis 6. Colektor 2. Editing 7. Teknisi 3. Programmer (acara) 8. Marketing 4. Kameramen 9. Logistik 5. Administrasi

Lamaran dikirim via post paling lambat 1 minggu setelah terbit ke alamat : Jl. A Yani Km.2 DUTA MALL lantai 2 Blok D No.9 Banjarmasin

Surat lamaran ditujukan ke PT. IRA VISUAL MULTIMEDIA Komp. Pusat Perbelanjaan Sekumpul Blok H-6 Martapura. Lamaran paling lambat diterima 7 hari setelah iklan ini terbit

jurusan atas pekerjaan. Hal itu dikemukan oleh Psychology Management Consultant (PMC) Lembaga Pengabdian Masyarakat Universitas Lambung Mangkurat (Unlam), Ermina Istiqamah MSi, di sela seminar penjurusan bidang pendidikan dan karier plus tes IQ minat bakat dan kepribadian. Seminar yang diikuti 25 peserta yang rata-rata siswa sekolah SMA itu dilaksanakan di Gedung Lembaga Pengabdian Masyarakat Unlam Sabtu (27/ 12) sejak pukul 11.30 Wita. Dikatakan Ermina, selain diberikan arahan tentang minat dan bakat, peserta diberikan tes IQ dan kepribadian.. “Bakat merupakan sesuatu yang masih terpendam sehingga dengan latihan yang cukup, bisa dijadikan potensi untuk melakukan sesuatu yang sesuai dengan keinginan,” ujarnya. (bb)

LOWONGAN PT. Graha Mitra Sehati (Home Boutique) sebuah perusahaan swasta nasional yang bergerak di bidang Home Design dan Building Material memerlukan tenaga profesional dan berpengalaman, untuk ditempatkan sebagai : SALES PROYEK (SP) 4 ORANG Syarat Umum : - Diutamakan yang berpengalaman di bidangnya - Pendidikan : S1 / D3 - Memiliki kendaraan sendiri - Penampilan menarik, komunikatif, jujur, teliti, bertanggung jawab, dinamis dan profesional - Belum menikah - Lamaran paling lambat diterima 10 Januari 2009 Lamaran ditujukan ke : PT. Graha Mitra Sehati (Home Boutique) Jl. A. Yani Km. 5,5 No. 1 Banjarmasin


4

MINGGU

Banjarmasin Post

Kroser Digusur Buldozer PENGGEMAR olahraga superkros gagal menyaksikan para kroser dalam dan luar negeri beraksi dalam latihan di Sirkuit Kota Citra Graha Km 17,5 Landasan Ulin, Banjarbaru, Sabtu (27/12). Yang beraksi justru para pekerja dan peralatan berat seperti buldozer. Mereka membenahi trek yang becek akibat hujan dan mempersiapkan superbowl yang akan dijadikan jumpingan kontestan pada hari ini. Panitia Pelaksana International Supercross Championship Indonesia 2008 Seri ke-7, Dody Irawan mengatakan, rencananya latihan dilaksanakan mulai pukul 09.00 hingga 17.00 Wita. “Namun hujan deras sehari sebelumnya membuat sirkuit rusak dan memerlukan perbaikan. Sehingga pelaksanaan latihan diundur,” tutur Dody.

Akan tetapi, hujan deras kembali mengguyur sirkuit, sehingga latihan batal total. Dijelaskannya, bisa saja di sirkuit itu dilaksanakan latihan sore itu lantaran kondisi trek sudah siap. Namun risikonya trek bisa rusak dan tidak bisa dipakai untuk lomba. Jadi, lanjutnya, akhirnya diputuskan untuk membatalkan latihan kemarin. “Namun, hari ini tetap ada latihan meski cuma sebentar,” ujarnya. Setelah latihan beberapa saat, lomba langsung digeber hingga selesai. “Ini kejadian kedua kalinya dari tujuh seri yang dilangsungkan, sebelumnya juga terjadi di Cikarang City,” ungkapnya. Namun, pihaknya masih khawatir dengan kondisi cuaca hari ini. “Kita berharap tidak hujan lagi. Kalaupun hujan tidak terlalu lebat,” katanya.(dd)

BANJARMASIN POST/MURHAN

Lantaran trek becek setelah diguyur hujan, latihan International Supercross Indonesia di Sirkuit Cirta Graha Banjarbaru dibatalkan, Sabtu (27/12).

28 DESEMBER 2008 / 30 ZULHIJAH 1429 H

SPORTEN

Q Tenis Junior Bandung

Pelajar Kalsel Runner-up PETENIS muda Kalsel, I Nyoman Cahyadi Wiratama (15) berjaya pada Kejuaraan Tenis Telkom-Fiks 2008 Kelompok Umur 16 di Bandung, Sabtu (27/12). Siswa SMA Kota Banjarbaru itu merebut runner-up ganda putra bersama duetnya, Ekky Hamsa dari Bantul. Pada partai final di Lapangan Tenis Taman Maluku Kota Bandung, Nyoman/Ekky gagal mengungguli ganda DKI Jakarta, Jason/ Jeremy Ryan Alexander. Mereka kalah telak 0-6 2-6. Kendati begitu, Nyoman yang anggota tim pelajar Kalsel menghadapi Pekan Olahraga Pelajar Nasional (Popnas) 2009 di Yogyakarta, sudah menampilkan performa terbaiknya. Namun lawan lebih baik. Sayang di balik kesuksesan tersebut, mencuat persoalan status Nyoman. Dalam kejuaraan itu Nyoman masih terdaftar sebagai atlet Bali. Padahal dia sudah sekitar empat bulan berdomisili di Kota Idaman, mengikuti ayahnya yang pindah tugas ke Bumi Lambung Mangkurat. Hal ini agak merisaukan KONI Kalsel. Sekum H Sarmidi mengimbau agar Pelti Kalsel sesegera mungkin menyelesaikan persoalan alih status ini. “Sebab kita sudah me-

ngalami pengalaman kurang mengenakkan pada PON XVI di Palembang 2004 silam. Saat itu seorang atlet wushu Kalsel yang tampil bagus pada PraPON malah dilarang bertanding lantaran statusnya masih sebagai pewushu Jatim,” bebernya. Apalagi, lanjutnya, Nyoman yang berperingkat 50 nasional, bakal membela Kalsel di Popnas tahun depan. Sementara itu, Nyoman Sudarta, ayah Nyoman Cahyadi mengakui dia masih belum sempat mengurus status anaknya tersebut. “Kemarin sempat ngomong-ngomong dengan pengurus Pelti Kalsel, tapi setelah itu belum ada kelanjutannya,” ungkap Nyoman Sudarta. Ditegaskannya, pada dasarnya dia ingin anaknya membela daerah tempatnya berdomisili saat ini. Kejuaraan Telkom-Fiks 2008 merupakan event tenis nasional penutup pada 2008. Tahun ini tema yang diusung adalah kejujuran dan dwujudkan dengan menjadi kejuaraan tenis pertama yang digelar tanpa menggunakan wasit hingga ke babak perempat final. (dns)

BANJARMASIN POST/ASPIAN

TIM POPNAS - Kuartet petenis putra Kalsel yang siap menyongsong Popnas 2009 di Yogyakarta. Nyoman Cahyadi pakai kaos merah.

Q Catatan dari BIMP EAGA Brunei (2-Habis)

Bukan Event Persahabatan lagi PERCUMA saja berdoa kalau curang juga. Kalimat sinisme itu diteriakan seorang atlet silat dari Sulawesi Tengah kepada wasit dan dewan juri asal Brunei yang bersiap memimpin laga final pencak silat BIMP EAGA ke6 di Pusat Belia (Youth Center) Bandar Seri Begawan, Brunei Darussalam, akhir November lalu. Tadinya saya pikir pesilat tersebut cuma tidak terima kalahan dari tuan rumah. Namun setelah melihat langsung bagaimana pertandingan final siang itu, saya tidak bisa menyalahkan pesilat Sulteng tadi. Pesilat Kalsel yang turun di nomor seni, sejatinya berhak atas emas, minimal perak. Jurus-jurus-

Advetorial

nya, baik tangan kosong maupun golok dan toya nyaris sempurna. Bahkan dia menyelesaikannya persis dalam waktu tiga menit yang disediakan. Sayang karena dua lawan di final adalah pendekar tuan rumah, Banua hanya kebagian perunggu. Sehari sebelumnya, dari kolam loncat indah, pelajaran soal kejujuran dan fairplay juga mencuat. Seorang peloncat indah putra dari Malaysia yang tampil nyaris sempurna di nomor papan tiga meter, terpaksa harus melepaskan medali emas yang diraihnya. Gara-garanya dia ketahuan berusia lebih dari 21 tahun, batas maksimal event dua tahunan atlet amatir dari Brunei, Indonesia,

BANJARMASIN POST/MULYADI DANU SAPUTRA

Karateka Kalsel (sabuk merah) gagal merebut emas kelas A

Malaysia dan Philipina. Hal di atas menunjukkan ajang ini bukan lagi sekadar

friendship games. Gengsi dan prestise sudah merasuki. (mulyadi danu saputra)

Inna Lillahi wa Inna Ilaihi Raji'un

Badan Enteng dan Pegal-pegal Berkurang

DEWAN PIMPINAN CABANG

PERHIMPUNAN ADVOKAT INDONESIA BANJARMASIN Mengucapkan :

Puti Astety Di usianya yang kini sudah 46 tahun, kesehatan Nyonya Puti Astety Muchlis terlihat masih cukup sempurna. “Alhamdulillah kandungan darah saya masih normal-normal saja,” ucapnya. Hanya, seperti diakuinya sendiri, akhir-akhir ini kakinya sering terasa pegal-pegal. Walaupun demikian, ia tak pernah berobat secara serius atau dengan pengobatan secara medis. Untuk mengatasinya, ibu rumah tangga yang bersuamikan seorang dosen perhotelan di Lembaga Indonesia Amerika Jakarta ini kerap menjalani pengobatan dengan teknik bekam. Namun, sekitar dua bulan sebelum wawancara ini berlangsung, seorang tetangganya menganjurkan kepada ibu dua anak ini untuk mengkonsumsi sari bubuk serealia yang bahan bakunya terbuat dari kacang hijau dan kedelai. Tertarik

akan manfaat yang diceritakan kepadanya, pendu-duk sebuah kompleks perumahan di Kelurahan Jatibening Baru, Bekasi, ini coba-coba me-minumnya. “Sudah hampir dua bulan lamanya saya rutin meminumnya dua kali dalam sehari,” tuturnya saat ditemui di rumahnya awal Oktober 2008 yang lalu. Dan hasilnya? Ternyata dengan bantuan kacang hijau dan kedelai bubuk itu badannya makin segar. “Badan terasa lebih ringan dan pegal di kaki mulai berkurang,” ujarnya. Dari sejumlah literatur kesehatan yang beredar, tidak ada yang menampik bahwa mengkonsumsi bubuk kacang hijau dan kedelai secara rutin dan terratur amat banyak manfaatnya, tak terkecuali bagi mereka yang sehat wal afiat. Conectique.com yang dirilis Oktober 2006 menulis, selain kadar proteinnya yang 24%, yang berguna bagi pertumbuhan dan pergantian sel-sel yang rusak, kacang hijau juga mengandung zat gizi lainnya. Berbeda dengan beberapa jenis kacang lainnya, kadar lemak kacang hijau sangat rendah. Menurut penelitian, lemak jenuhnya hanya 27%, sedangkan sisanya tak jenuh. Lemak tidak jenuh berguna untuk menjaga kesehatan jantung. Pada kacang hijau juga terkandung kalsium, fosfor, vitamin B1, dan vitamin B2 yang tinggi. Kalsium dan fosfor berguna untuk memperkuat tulang. Vitamin B1 (tiamin) bagi pertumbuhan, perbaikan saluran pencernaan, pe-

ningkatan nafsu makan, sumber energi, dan pemaksi-malan kerja syaraf. Sedangkan vitamin B2 (riboflavin) untuk membantu penyerapan protein dalam tubuh. Selain itu, kacang hijau, terutama kecambahnya, berfungsi sebagai antioksidan yang dapat memperlambat proses penuaan dan penyebaran sel kanker karena mengandung vitamin E (tokoferol). Bahkan tokoferol ini dapat membantu peningkatan kesuburan. Dan bersama isoflavon kedelai, manfaat produk ini menjadi semakin komplet karena senyawa ini berfungsi untuk membangun sel-sel tubuh, menambah imunitas, memperbaiki sel yang rusak, memperlancar metabolisme, dan memper-baiki struktur matriks tulang. Ditambah dengan mineral seperti kalsium, kalium, dan lain-lainnya, proses recovery bagian tubuh yang rusak semakin cepat berlangsungnya. Dan bagi cewek yang peduli pada penampilan fisik, mengkonsumsi susu kedelai secara rutin dapat mencegah obesitas, mempermulus kulit, dan mencegah penuaan dini. Walaupun demikian, yang lebih penting dilakukan oleh setiap orang agar tetap sehat adalah menjaga pola hidup yang sehat, seperti berolahraga secara teratur, beristirahat dengan cukup, menjaga pola makan dengan baik, meminum air putih dengan cukup, dan beberapa lainnya.

TURUT BERDUKA CITA

yang sedalam-dalamnya atas berpulang ke Rahmatullah :

RIZAL FAHRI, SH Advokat & Anggota PERADI

Meninggal hari Jumat, 26 Desember 2008 Dimakamkan hari Sabtu, 27 Desember 2008 di Banjarmasin. Semoga arwahnya mendapat tempat yang mulia di sisi Allah SWT dan bagi keluarga yang ditinggalkan diberikan ketabahan serta dikuatkan iman. Amin

H. Bunyani, SH, MH Ketua

Taufik Hidayah, SH Sekretaris


Super Ball

Minggu, 28 Desember 2008

Halaman 5

CINTA bisa mengalahkan segalanya. Karena kecintaannya kepada Liverpool, Jermaine Pennant menolak tawaran Real Madrid. Pennant yang dikenal sedikit bengal mengaku masih ingin tetap membela The Reds meski kontraknya habis akhir musim ini dan lebih sering menjadi pemain cadangan.

hal 12

Banjarmasin Post

Solo Run

LIGA Inggris punya big four. Liga Italia memiliki seven magnificient. Bedanya, empat tim besar di Inggris masih bersaing ketat di papan atas dalam beberapa musim terakhir. Sedangkan anggota seven magnificient di Italia lambat laun mulai berguguran. Ini menyusul kasus calciopoli yang mendera dua tim besar Negeri Spagetti, AC Milan dan Juventus. Disusul ambruknya Parma hingga degradasi. Sementara dua tim ibukota, AS Roma dan Lazio, tampil inkonsisten. Praktis dalam dua musim terakhir, Inter Milan melaju sendirian tanpa pesaing. Mereka pun menjadi scudetto musim 2006/2007 dan 2007/ 2008. Musim sebelumnya mereka juga mendapat hadiah scudetto dari Juventus yang terjerat calciopoli dan harus degradasi. Bagaimana musim ini? Seperti aksi seorang pemain bintang, Inter masih mampu melakukan aksi solo run untuk melewati 19 kontestan Serie A Italia lainnya. Setidaknya, itulah yang tersaji hingga akhir tahun 2008 atau paruh musim kompetisi. Inter memastikan menjadi campeone d’ Inverno atau juara paruh musim. Pasukan Jose Mourinho

unggul enam angka dari Juventus yang menempel di posisi kedua dan berbanding sembilan angka dengan AC Milan di posisi ketiga. Praktis Inter masih menjadi unggulan utama juara Serie A Italia. Mereka diprediksi bakal mendapatkan gelar scudetto untuk keempat kali secara beruntun alias quatrick. “Nerazzurri memiliki skuad yang hebat dan sulit membayangkan mereka tidak menjadi juara musim ini,” ujar Pelatih Inggris asal Italia, Fabio Capello. Pelatih Inter, Jose Mourinho, sangat percaya diri timnya kembali menjadi penguasa tanah Italia. “Tim ini tak ubahnya seperti mesin kemenangan. Target saya di sini adalah membawa Inter mempertahankan gelar Serie A dan menjuarai Liga Champions,” bebernya. Mourinho boleh sesumbar. Tapi ia pantas untuk tetap waspada. Setidaknya begitulah peringatan dari Capello. Dibukanya pintu transfer Januari ini bakal menghadirkan aroma rivalitas kian kental. Ia meyakini klubklub besar Serie A akan memberikan tantangan berarti kepada Zlatan Ibrahimovic dkk. “Tim seperti Juventus

sedang dalam kondisi terbaiknya dan akan berjuang hingga akhir. Demikian pula Milan,” kata Don Fabio. Juventus dikabarkan tengah mendekati gelandang Tottenham Luca Modric. Lalu tiga pemain Udinese, Gaetane D’Agostino, Cristian Zapata, dan Gokhan Inler. Mereka juga akan kembali diperkuat kiper utama Gianluigi Buffon. Sedangkan Rossonerri telah memastikan hadirnya pemain bintang David Beckham yang dipinjam selama tiga bulan dari Los Angeles Galaxy. Keberadaan eks pemain Real Madrid dan Manchester United itu diharapkan mampu memberi pengaruh signifikan. Musim lalu, Inter nyaris gagal menjadi scudetto meski sempat unggul 11 poin dari pesaing terdekatnya AS Roma menjelang akhir musim. Inter baru bisa memastikan gelar dalam laga terakhir pada 17 Mei setelah menang 2-0 atas Parma dan hanya unggul satu poin dari Roma. Belajar dari kejadian tersebut, Inter memang pantas waspada. Khususnya pada Juventus yang menjadi rival terdekat. Milan dan Fiorentina juga bisa menjadi ancaman hebat. “Jika kami memiliki determinasi yang tepat, kami bisa mengalahkan siapapun dan ini mental yang kami butuhkan untuk membawa kami ke puncak klasemen,” ancam bek Juventus, Cristian

Molinaro.

Makin Memikat Terlepas dari persaingan memperebutkan scudetto, pagelaran Serie A di tahun 2009 diprediksi semakin memikat. Tak hanya Mourinho dengan komentar-komentar pedasnya yang membuat Serie A kian meriah, aksi pemain baru macam Ronaldinho, Diego Milito, atau Mauro Zarate menjadi salah satu alasan. Dan tahun 2008 menjadi musim yang paling dinikmati publik Italia. Seperti dikutip dari Football Italia, pengunjung stadion naik hingga lima persen dari musim sebelumnya. Demikian pula dengan tayangan langsung melalui televisi. Share penonton stasiun televisi RAI, Canale 5, atau SKY Italia juga makin melangit. “Musim ini kami sepertinya mendapatkan jumlah penonton yang melebihi perkiraan kami sebelumnya. Hadirnya pemain-pemain bintang membuat Liga Italia makin enak dinikmati,” kata Pier Berlusconi, pemilik Canale 5. Diyakini, dengan memasuki masa-masa krusial di tahun 2009 nanti, tifosi akan datang berbondong-bondong ke stadion. Tak ada lagi kursikursi yang kosong. (Persda Network/rif/ka)

Live on TV Vietnam vs Thailand Minggu (28/12) pukul 20.00 WITA

Ajax vs Ado Den Haag Minggu (28/12) pukul 19.30 WITA

AORA Newcastle vs Liverpool Minggu (28/12) pukul 20.00 WITA Arsenal vs Portsmouth Minggu (28/12) pukul 22.00 WITA

AORA Fulham vs Chelsea Minggu (28/12) pukul 22.00 WITA Blackburn vs Man City Senin (29/12) pukul 00.15 WITA

Zlatan Ibrahimovic

● Jadwal dapat berubah sewaktu-waktu

David Beckham-Jose Mourinho

Bumbu Serie A Italia TAK ada pemain sepakbola di jaman modern sekarang ini yang ketenarannya bisa mengalahkan David Beckham. Bukan hanya bolamania yang mengenalnya, tapi ibu-ibu rumah tangga pun tahu banyak tentang dirinya. Mulai Januari 2009 nanti, Beckham akan bergabung dengan AC Milan. Ia dipinjam dari klub Amerika Serikat, Los Angeles Galaxy, selama tiga bulan. Kehadiran Beckham dengan popularitasnya yang menjulang diprediksi kembali mengangkat Jose Mourinho citra Serie A Italia yang sempat terpuruk akibat kasus calciopoli dan pemain yang doyan diving. Dengan wajah tampan dan senyum manis, ia akan menjadi bumbu sedap --sesuai julukannya Spice Boy yang diambil dari nama grup istrinya Victoria Adams-Serie A Italia. Sorotan mata, khususnya para wanita bakal tertuju pada Beckham. Begitu juga mata kamera para fotografer akan terus membidik setiap lengaklengok sang selebritas lapangan hijau. Tentu Beckham tidak hanya bermodal tampang. Meski usianya sudah 33 tahun, ia masih memiliki

sisa kemampuan. Setidaknya ia masih terbaik dalam memberi umpan dan tendangan bebas. “Kehadiran Beckham bakal membuat liga ini makin menarik. Ia seorang yang spesial dan bisa menjadi satu produk komersialisasi untuk luar negeri,” ujar Pelatih Inter Milan, Jose Mourinho. Sebelumnya, setuju atau tidak, kehadiran Mourinho telah membantu mengangkat popularitas Serie A, yang pernah menjadi kompetisi terbaik di dunia pada era 90-an. Dengan kemampuannya meracik tim ISTIMEWA dan keahliannya melempar komentarkomentar kontroversial membuat Serie A serasa lebih “hidup”. Ia membuat rivalitas di luar lapangan menjadi panas. Tahun 2009 nanti, persaingan Serie A semakin ketat dengan semakin dekatnya perburuan gelar juara. Bisa dipastikan Mourinho makin gencar melakukan psywar, yang akan menjadi bumbu dalam setiap pertandingan. Segudang prestasi dan kontroversi mewarnai perjalanan karir The Special One. Anda pasti mengagumi atau juga membencinya. Tapi tak bisa disangkal, dunia sepakbola terasa sepi tanpanya. (Persda Network/rif/ka)

partai berat kandidat juara ◗ Minggu (11/1) Roma vs AC Milan ◗ Minggu (18/1) Lazio vs Juventus AC Milan vs Fiorentina ◗ Minggu (25/1) Juventus vs Fiorentina ◗ Rabu (28/1) Udinese vs Juventus ◗ Minggu (1/2) Lazio vs AC Milan ◗ Minggu (8/2) Fiorentina vs Lazio ◗ Minggu (15/2) Inter Milan vs AC Milan

Juventus vs Sampdoria ◗ Minggu (1/3) Sampdoria vs AC Milan Juventus vs Napoli Inter Milan vs Roma ◗ Minggu (15/3) Inter Milan vs Fiorentina ◗ Minggu (22/3) Roma vs Juventus Napoli vs AC Milan ◗ Minggu (5/4) Udinese vs Inter Milan ◗ Minggu (19/4) Udinese vs Fiorentina Juventus vs Inter Milan

◗ Minggu (26/4) Napoli vs Inter Milan Fiorentina vs Roma ◗ Minggu (3/5) Inter Milan vs Lazio ◗ Minggu (10/5) AC Milan vs Juventus ◗ Minggu (1 7/5) (17/5) Udinese vs AC Milan Fiorentina vs Sampdoria ◗ Minggu (24/5) AC Milan vs Roma ◗ Minggu (3 1/5) (31/5) Juventus vs Lazio Fiorentina vs AC Milan

PERGERAKAN POSISI CALON SCUDETTO

c m y k


Banjarmasin Post 6z MINGGU MINGGU,, 28 DESEMBER 2008

LIGA INGGRIS Hasil

Jumat

ulasan kinnear

Newcastle VS Liverpool

(26/12)

Faktor Owen

Aston Villa 2-2 Arsenal (Barry 65'-pen, Knight 90'; Denilson 40', Diaby 48')

Keane Mulai Nyaman

Liverpool 3-0 Bolton Wanderers (Riera 26', Keane 53', 58') Man City 5-1 Hull City (Caicedo 15', 26', Robinho 28', 35', Ireland 81'; Fagan 79') Middlesbrough 0-1 Everton (Cahill 49') Sunderland 0-0 Blackburn Rovers

dari Tottenham DI awal Live on Hotpurs dalam dua kedatangannya, penampilan setumpuk harapan terakhirnya. ditumpukan Liverpool Minggu (28/12) Gol-gol tersebut kepada Robbie Keane. pukul 19.00 WIB seolah menjadi Akibatnya ia terbebani pembuktian bahwa ia dan mandul sebagai telah menemukan kembali ketajamannya striker pendamping Fernando Torres. di kotak penalti lawan setelah hampir Namun, saat tandang ke St dalam 18 pertandingan Premier League -James Park menghadapi tampil sebagai starter atau cadangan, tak Newcastle, Minggu (28/12), kunjung menghasilkan gol. kondisinya berbeda. Total kini ia telah menghasilkan tujuh Setelah lama tidak mencetak gol dari 25 pertandingan semua kompetisi gol, Keane kini menjadi pemain yang dimainkannya bersama Liverpool yang tak perlu diragukan lagi musim ini. Meski belum seberapa, Keane kemampuannya oleh The Reds. Tiga menjanjikan dirinya bakal lebih tajam lagi. gol telah dicetak striker yang dibeli “Saya merasa terbebani dengan target seharga 20 juta pounds harus banyak mencetak gol. Tapi kini saya (sekitar Rp 325 menemukan hal-hal yang membuat saya miliar) nyaman. Bermain santai dan berusaha memberikan yang terbaik untuk klub, membantu saya mencetak gol,” kata Keane seperti dikutip BBCSport,Sabtu (27/12). Sebelum tiga gol di dua laga tersebut datang, Keane sempat disebut-sebut bakal ditendang. Isu yang cukup santer mengabarkan striker asal Irlandia akan segera dilego kembali pada bursa musim dingin nanti. Namun Keane sekali lagi membuktikan dirinya bisa menerima tekanan dan ekpektasi besar tersebut. Dua gol ke gawang Bolton Wanderers, Jumat (26/ 12), adalah pembuktian dirinya masih terlalu dini untuk disingkirkan. Dukungan pun datang dari Asisten Pelatih Sammy Lee. Seusai membawa Liverpool mengalahkan Bolton 3-0, Lee yang menggantikan posisi sementara Rafael Benitez di bench mengatakan kemampuan eks pemain Inter Milan itu tak pantas diragukan. “Robbie sudah bekerja tanpa lelah dan dia terus berusaha. Kami tahu kualitas pemain kami, itulah mengapa kami membawanya ke Robbie Keane sini,” ungkap Lee seperti dikutip dari situs resmi Liverpool.tv. “Kami tak punya keraguan terhadap kemampuannya. Kinerja dan

Wigan Athletic 2-1 Newcastle United (Taylor 31', Zaki 73'; Guthrie 88')

AORA-ESPN

Chelsea 2-0 West Bromwich (Drogba 3', Lampard 45') Portsmouth 1-4 West Ham (Belhadj 8'; Collison 20', Cole 67', Bellamy 70', 81') Tottenham Hotspur 0-0 Fulham Stoke City 0-1 Manchester United (Tevez 83') Jadwal

Minggu

(28/12)

Newcastle v Liverpool, Arsenal v Portsmouth, West Bromwich v Tottenham, West Ham v Stoke City, Fulham v Chelsea, Everton v Sunderland, Bolton v Wigan Athletic, Blackburn v Man City. Selasa (30/12) dini hari Man United v Middlesbrough Rabu (31/12) dini hari Hull City v Aston Villa Klasemen 1 Liverpool

Sementara 19 12 6

1

30-12 4 2

2 Chelsea

19

12 5

2

38-7

3 Man United

17

10 5

2

28-10 3 5

41

4 Aston Villa

19

10 5

4

32-22 3 5

5 Arsenal

19

9

5

5

32-23 3 2

6 Everton

19

8

5

6

24-25 2 9

7 Hull City

19

7

6

6

28-36 2 7

8 Fulham

18

6

7

5

16-12 2 5

9 Wigan

18

7

4

7

23-21 2 5

10 Bolton

19

7

2

10

22-27 2 3

11 Portsmuth

19

6

5

8

21-32 2 3

12 Newcastle

19

5

7

7

25-27 2 2

13 West Ham

19

6

4

9

22-27 2 2

14 Sunderland 19

6

4

9

21-26 2 2

15 Man City

19

6

3

10

36-28 2 1

16 Tottenham

19

5

5

9

20-23 2 0

17 M’brough

19

5

5

9

17-28 2 0

18 Stoke City

19

5

5

9

17-31 2 0

19 Blackburn

19

4

5

10

20-34 17

4

3

12

14-35 1 5

20 West Brom 19

Top Scorer 14-gol: Nicolas Anelka (Chelsea) 10-gol: Robinho (Manchester City) 9-gol: Gabriel Agbonlahor (Aston Villa), Amir Zaki (Wigan Athletic) 8-gol: Cristiano Ronaldo (Manchester United), Robin Van Persie (Arsenal), Peter Crouch (Portsmouth), Djibril Cissé (Sunderland). (rif)

komitmennya serta apa yang sudah dia berikan pada klub ini sangat besar. Kami tak pernah ragu akan dirinya. Kami tahu apa yang bisa dia lakukan,” lanjut Lee. Mungkin memang masih terlalu dini menilai kemampuannya dalam urusan menjebol jala lawan. Namun dua golnya kontra Bolton plus satu ke gawang Arsenal pekan kemarin rasanya cukup bisa kubu Newcastle waspada. Owen Siaga Apalagi di kubu The Magpies mereka baru saja menelan kekalahan 1-2 dari Wigan Athletic. Sinyal bahaya dengan kebangkitan Robbie Keane harus mereka waspadai. Jelas Liverpool ingin terus mempertahankan puncak klasemen. “Liverpool adalah lawan berat. Kekalahan dari Wigan menjadi sinyal bagi kami untuk siaga satu. Kami tak ingin kalah lagi setelah kami berhasil bangkit. Permainan kami sudah meningkat dan saya pikir kami akan terus berjuang,” kata Owen. Bagi Owen, melawan The Reds bakal menjadi momen membahagiakan. Pasalnya ia meniti karier di klub Anfield tersebut. Tentu laga melawan Steven Gerrard dkk akan menjadi pertandingan emosional baginya. “Ini tahun kedua bagi saya akan melawan Liverpool. Selalu terasa emosional bagi saya saat bertemu mereka. Banyak kenangan yang saya alami di sana, tapi ini pertandingan yang menuntut profesionalisme saya,” lanjut Owen. Sebelum kalah dari Wigan, Jumat (26/ 12),The Magpies tak pernah kalah dalam enam laga terakhir. Dan bermain di kandang sendiri kiranya bakal menjadi penyemangat pasukan Joe Kinnear untuk bisa mengalahkan TheReds. (Persda Network/rif)

KEKALAHAN dari Wigan sangat menyakitkan. Saya seperti tak menemukan alasan kenapa kami bisa kalah padahal kami bermain bagus. Kepemimpinan wasit juga perlu dipertanyakan. Jika dia memberikan penalti untuk Heskey (gol pertama), kenapa kami tidak mendapatkannya untuk Andy Carroll? Saya melihat langsung tayangan ulang di televisi dan kami sangat layak mendapatkan penalti juga. Tapi sudahlah, sebaiknya kami lupakan dan terus berusaha tampil baik. Kami kini bakal melawan Liverpool yang secara kualitas tentu jauh lebih baik dibandingkan Wigan. Ini partai yang harus kami hadapi dengan permainan berbeda. Saya pikir Owen tahu banyak soal Liverpool. Semoga ia bisa membawa keberuntungan pada kami di laga tersebut. (rif) *) Joe Kinnear Kinnear,, Manajer Newcastle, dikutip BCSports

ulasan lee

Makin Tajam PENAMPILAN kami semakin bagus. Setelah hasil imbang melawan Arsenal, kami memang layak meraih kemenangan. Tiga gol melawan Bolton juga membuat tim ini lebih bergairah. Penampilan kami semakin tajam setelah pada dua sebelumnya kami bermain seri dan hanya mencetak sedikit gol. Saya selalu mendengarkan perintah Rafa (Benitez) dan melakukannya di lapangan. Saya pikir tanpa Rafa kami tak masalah. Selagi masih ada intsruksi darinya, tim ini akan terus memetik hasil. Melawan Newcastle, kami mungkin akan tampil dengan lima gelandang dan bermain dengan stu striker tunggal. (rif) *) Sammy Lee, Asisten Pelatih Liverpool, dikutip BBCSports

AP PHOTO

K ONDISI TIM

PLA YER TO W AT CH PLAYER WA

PREDIKSI Liverpool

Newcastle PELA TIH Joe Kinnear akan kehilangan Jose PELATIH Enrique yang mengalami cedera betis kaki kanan ketika menjalani pemanasan saat melawan Wigan Athletic. Kemungkinan mereka juga tidak diperkuat Mark Viduka yang mengalami masalah pada otot. Selain itu, bek Habib Beye juga diduga mengalami patah tulang iga setelah terlibat benturan dengan pemain Wigan. Namun belum ada keputusan resmi dari The Magpies. Sedangkan bek Sebastien Bassong dipastikan absen pada dua partai karena kartu merah.

TAK banyak perubahan dari line up melawan Bolton Wanderers. Torres kemungkinan bisa masuk daftar cadangan. Sementara Fabio Aurelio, Phillip Degen, dan Martyn Skrtel masih menjalani pemulihan dari cedera. Untuk menghindari kelelahan, Javier Mascherano yang dicadangkan di laga kandang, bisa menjadi alternatif sebagai tandem gelandang bertahan Xabi Alonso di lini tengah.

DALAM 10 pertandingan terakhir, Liverpool tak pernah gagal menjaringkan gol ke gawang Newcastle United. Bahkan, musim lalu mereka mampu menang dengan skor 3-0 di St James Park. Dengan materi yang komplit, mereka tidak akan kekurangan amunisi untuk mengalahkan The Newcastle 1-2 Magpies.Newcastle Liverpool Liverpool. (rif)

Danny Guthrie (Newcastle) Tampil sebagai pemain pengganti, Danny Guthrie membuat beberapa pergerakan mengesankan. Ia juga mencetak gol meski dari titik penalti saat timnya kalah 2-1 dari Wigan. Ia layak menjadi starter pilihan Kinnear. Robbie Keane (Liverpool) Striker asal Irlandia tersebut baru saja dinobatkan sebagai pemain terbaik di laga kontra Bolton. Dua gol dihasilkannya dan ia layak mendapatkan kesempatan menjadi starter mengisi posisi Torres yang masih cedera.

Arsenal VS Portsmouth

Fulham VS Chelsea

Adebayor Dampingi Van Persie Live on

AORA-ESPN Minggu (28/12) pukul 21.00 WIB

HANYA bermain imbang 2-2 dengan Aston Villa, membuat Pelatih Arsene Wenger berang. Ia menuduh habis-habisan wasit sebagai biang pengacau kemenangan timnya yang sudah berada di depan mata. Namun Wenger tak ingin berlarut-larut dengan kegagalan timnya tersebut. Ia ingin membalasnya dengan meraih kemenangan besar saat menjamu Portsmouth di Emirates Stadium, Minggu (28/12). Harapan pelatih asal Prancis tersebut setidaknya bakal lebih mudah. Striker Emmanuel Adebayor bakal kembali dari skorsing satu pertandingan akibat kartu merah yang diterimanya ketika melawan Liverpool.

Hadirnya penyerang asal Togo tersebut, bakal membuat lini depan The Gunners kembali komplit karena Robin van Persie akan mendapatkan tandem

ideal. “Kehadiran Adebayor melawan Portsmouth tentu akan membuat kami lebih tajam. Ia adalah striker yang memberikan banyak gol bagi kami. Saatnya melupakan wasit yang memimpin laga melawan Aston Villa dan berharap menang banyak gol di laga ini,” kata Wenger. Pada laga ini, Wenger tidak akan diperkuat beberapa pemainnya. Bek Alex Song akan absen, demikian dengan Johan Djourou dan bek kiri Gael Clichy yang keduanya meragukan bisa tampil. Dan sudah pasti Cesc Fabregas yang mengalami cedera lutut cukup parah. Di kubu Portsmouth, mereka tak diperkuat Glen Johnson,

AP PHOTO/SANG TANC

DUET - Duet striker Arsenal, Emmanuel Adebayor (kiri) dan Robin van Persie, merayakan gol. Adebayor bebas dari hukuman.

John Utaka, dan Younes Kaboul yang semuanya mengalami cedera. Marc Wilson bisa menjadi pilihan setelah mereka kalah telak dari West Ham. Pada laga ini, layak dinantikan kiprah pelatih muda Tony Adams yang menukangiPompeysejak Harry Redknapp hengkang ke Tottenham. Sosok Adams tak asing bagi publik Gunners. Ia tak lain matan kapten Arsenal yang turut memberikan banyak gelar. “Ini tantangan berat bagi saya bertemu tempat saya besar. Apalagi kami baru saja kalah telak dari West Ham. Namun tidak halangan bagi kami,” kata Adams. (Persda Network/rif)

Prakiraan

◗ ARSENAL (4-4-2): Almunia; Sagna, Toure, Gallas, Silvestre; Diaby, Eboue, Denilson, Nasri; Van Persie; Adebayor. Cadangan: Fabianski, Vela, Wilshere, Bendtner, Ramsey, Absen: Song, Clichy, Djourou, Fabregas (cedera). Pelatih: Arsene Wenger ◗ PORTSMOUTH (4-4-2): James, Hreidarsson, Campbell, Distin, Belhadj; Armand Traore, Davis, Diop, Kranjcar; Crouch, Defoe. Cadangan: Ashdown, Wilson, Hughes, Cranie, Duffy, Little, Kanu, Nugent, Pamarot. Pelatih: Tony Adams

Drogba Kembali Tajam Live on

AORA-StarSports Minggu (28/12) pukul 21.00 WIB

DIDIER Drogba memberi harapan Chelsea. Di tengah pertarungan mengejar Liverpool yang masih menguasai klasemen sementara, ia datang dan turut mengantarkan kemenangan bagi The Blues setelah sembuh dari cedera dan bebas dari skorsing. Drogba mencetak gol pertama kemenangan Chelsea atas West Brom 2-0 dalam laga boxing day, Jumat (26/12) malam. Bersanding dengan Nikolas Anelka di starting lineup untuk pertama kali musim ini, Drogba tak canggung. Ia hanya butuh waktu tiga menit untuk menjebol gawang Scott Carson lewat heading setelah mendapat umpan crossing dari Joe Cole. Satu gol lain kemenangan 2-0 itu dicetak Frank Lampard menit 45. Kemenangan yang sangat krusial untuk memepet Liverpool setelah di laga sebelumnya hanya bermain imbang tanpa gol melawan Everton. “Satu gol di laga ini (yang dicetak Drogba) sangat penting karena menjadi barometer pertandingan. Kami bermain dengan penuh percaya diri dan tidak gugup setelah hasil mengecewakan di dua laga sebelumnya,” jelas Asisten Pelatih, Ray Wilkins. Setelah gol tersebut, harapan besar kembali digantungkan kepada pemain nasional Pantai Gading ini. Ia harus melakukannya lagi saat berhadapan dengan Fulham, Minggu (28/12), di Craven Cottage. Sebab hanya dengan mencetak gol, kemenangan akan didapat sambil berdoa

AP PHOTO/TOM HEVEZI

DUEL - Striker Chelsea, Didier Drogba (kanan), berduel dengan pemain West Brom, Gianni Zuiverloon, pada lanjutan Liga Inggris di Stadion Stamford Bridge, Jumat (26/12). Drogba mencetak satu gol ke gawang West Brom. Liverpool kalah di kandang Newcastle untuk kembali memuncaki klasemen. Liverpool di puncak klasemen dengan keunggulan satu poin. Liverpool 42 dan Chelsea 41 poin. “Menyenangkan Didier fit meski dia ditarik di babak kedua karena mendapatkan satu sepakan di paha. Dia adalah penyerang tengah yang luar biasa,” tegas Wilkins dilansir cnn. Kalau Chelsea senang dengan kembalinya Drogba, Fulham juga merasa senang dengan hasil pertandingan di boxing day. Bermain imbang tanpa gol di kandang Tottenham Hotspur, mereka masih bisa bertahan di posisi delapan klasemen sementara dengan 25 poin hasil enam kemenangan dan tujuh kali seri. Pelatih Roy Hodgson sangat senang dengan kerja pemain bertahannya dalam laga tersebut. Ia pun yakin lini pertahanan timnya akan mampu menghadang laju Drogba dkk.

“Para pemain bekerja sangat keras di lini pertahanan. Di babak kedua kami memiliki kesempatan dalam counter attack tapi tak mampu memanfaatkan karena passing jelek,” ucapnya dilansir skysports. So, kalau anak asuh Hodgson mampu mempertahankan corak permainan ini, maka akan menjadi satu masalah The Blues.(Persda Network/rie)

Prakiraan Pemain

◗ Fulham (4-4-2): 1 Schwarzer; 4 Pantsil, 34 Baird, 18 Hughes, 3 Konchesky; 25 Davies, 21 Bullard, 13 Murphy, 23 Dempsey; 9 Zamora, 8 A Johnson Manajer Manajer: Roy Hodgson ◗ Chelsea (4-1-3-2): 1-Cech; 17 Bosingwa, 2 Ivanovic, 33 Alex, 3 A Cole; 12 Mikel; 8 Lampard, 20 Deco, 10 Joe Cole; 39 Anelka, 11 Drogba Absen: Terry (skorsing) Manajer Manajer: Luiz Felipe Scolari


Benteng Catalonia BENTENGT arragona adalah simbol kuatnya kehendak masyarakat Catalonia untuk merdeka. Kokohnya benteng itu kini disematkan pada diri bek tangguh Barcelona, Carles Puyol. Personifikasi yang tak berlebihan mengingat betapa tangguhnya kiprah Puyol musim ini. Berkat komandonya, lini belakang Barca saat ini baru kebobolan sepuluh gol!

halaman 10

7

Banjarmasin Post

MINGGU MINGGU,, 28 DESEMBER 2008

SEPERTI roket. Demikianlah karir Candace Parker tahun ini. Sukses membawa Universitas Tennessee menjuarai Liga basket antarkampus (NCAA), sukses pula dalam debutnya di Liga basket putri profesional (WNBA) bersama Los Angeles Sparks dengan jadi pemain terbaik (MVP) dan rookie of the Year. Emas Olimpiade Beijing pun dicurinya bersama tim basket Amerika Serikat, dan terakhir iaterpilih jadi atlet terbaik tahun ini versi Association Press (AP). Kompletlah sudah. Maka, begitu menimang piala Female Athelete of The Year dari AP ia pun hanya bisa berseru,” Woow! Ini seperti mimpi yang jadi kenyataan. Terlalu banyak penghargaan yang aku terima tahun ini,” ujarnya dengan rona muka bahagia. Ia melanjutkan, rasanya sekarang seperti sedang berada dalam mimpi paling indah. “Rasanya aku tak ingin terbangun dari mimpi ini, dan membiarkan semua hal yang indah ini berlalu,” tuturnya dikutip dari AP. Dalam pemilihan yang digelar pada Rabu (24/12) lalu, Parker meraih 36 suara. Raihan suara itu jauh mengalahkan para kandidat atlet putri terbaik AS lainnya seperti pegolf masyhur Lorena Ochoa — yang sebelumnya dua tahun berturut-turut meraih anugerah ini. Parker pun menyisihkan para atlet terbaik lain seperti pesenam Nastia Liukin, dan Shawn Johnson, serta perenang Dara Torres. Tapi memang semua sepakat bahwa Parker paling pantas mendapat penghargaan tersebut. Superwoman, demikian julukan pebasket putri 22 tahun ini memang sangat fenomenal. Menjadi rookie di ajang WNBA pada September lalu, ia langsung menyihir para penonton. Mengumpulkan rata-rata 18,5 poin tiap

Candace Parker AP PHOTO

Pasangan Penyuka Tato

AP PHOTO

The Way of Life SEJAK kecil, Candace Parker yang besar di Naperville, Illinois ini sudah berkenalan dengan bola basket. Sang ayah, Larry Parker yang mantan pemain NBA menjadi biang keladinya. Setiap hari, sang ayah memutar film tentang para legenda NBA yang otomatis ditonton putrinya. Hidup di Illinois pada era 1990-an, tak heran jika Parker tumbuh menjadi fan sejati juara enam kali NBA, Chicago Bulls. Kakaknya, Anthony, adalah juga pebasket NBA, yang pernah bermain di Israel, dan Italia, sebelum mentap berkarir bersama Toronto Raptors. Pada usia sebelas tahun di tahun 1997, Parker pun dengan antusias menyaksikan lahirnya WNBA. Ia menjadi fan berat dua pemain WNBA, Lisa Leslie, dan Tina Thompson. Dua pemain ini belakangan menjadi rekannya di tim olimpiade AS. “Saya maniak NBA sejak kecil. Besar di Chicago, siapa yang tak akan jadi fan Michael Jordan?Saya juga pendukung sejati Ron Harper. Saya memasang posternya hingga memenuhi isi kamar, dan membuat orang-orang jadi pada menertawakan. Tapi aku tak peduli,” kenang Parker. Ketika ia begitu terpukau dengan aksi para pemain NBA dan WNBA, kehadiran pesepakbola putri Mia Hamm sempat mengusik keasyikannya. Ham, dengan caranya sendiri bisa menggoda si bocah untuk meneladani langkahnya. “Saya masih ingat kalimat yang lantas jadi kata mutiaraku. Itu adalah iklan komersial Mia Hamm bersama Michael Jordan untuk sebuah minuman energi. Anything you can do, I can do better. Saya begitu tertantang dengan kata mutiara itu,” jelasnya. “Basket bagiku lebih dari sekadar olahraga, dan profesi. Ia adalah jalan hidup. Aku telah bergumul dengan basket semenjak kecil. Telah belajar banyak tentang para legenda basket, telah menyerap pula filosofi kehidupan mereka. Ya, basket adalah jalan hidupku,” tandasnya. (Persda Network/den)

PARA pria pemuja Candace Parker boleh patah hati. Pasalnya, sang superwoman ini telah menambatkan hatinya pada Shelden Williams. Nama pria yang beruntung ini tentunya tak asing lagi bagi pecinta basket lantaran ia adalah pemain dari tim Sacramento Kings. Keduanya memang seolah telah berjodoh, dan punya kesamaan dalam berbagai hal. Misalnya saja saat akan mengeksekusi free throws, keduanya punya ritual yang sama. Yakni menyilangkan tangan kanan melewati dada ke arah bawah lengan kiri, sebelum melempar bola. Pasangan funky ini pun sama-sama penyuka tato. Parker punya tiga tato, tato kitab injil di pergelangan tangan kiri, tato kunci di pergelangan tangan kanan, dan di bagian punggung. Sedang suaminya, punya tato lubang kunci di pergelangan tangan kanan. “Ya, sejak pertama-kali melihat, saya merasa dia adalah jodohku. Percaya atau tidak, Williams pun merasa hal yang terhadapku. Entah itu hanya rayuannya, atau bukan. Yang jelas, kita sudah berhubungan empat tahun lebih. Sudah bertunangan dua tahun, dan kita merasa saling cocok hingga memutuskan menikah muda. Dan saya bahagia,” ujar Parker. (Persda Network/den)

pertandingan, dan rata-rata 9,5 rebounds. Ia seperti memiliki semua senjata yang diperlukan seorang pebasket pria profesional —yang tak dimiliki para pebasket putri. Mulai dari pergerakan eksplosif, umpan terobosan yang menipu mata, jago rebound, piawai dalam tiga angka, dan terutama ketrampilan untuk slam-dunk, yang hanya bisa dilakukan segelintir pebasket putri. Lebih jauh lagi, Parker disebut sebagai pebasket yang memberikan darah baru untuk lebih menggairahkan iklim turnamen basket putri di AS yang memang ibarat mati suri. Baik NCAA maupun WNBA memang selalu sepi penonton, dan jauh dari atensi media. Hal itu berbeda ketika Parker mulai beraksi. Penonton datang berbondong-bondong untuk menyaksikan bagaimana pebasket putri setinggi 193 cm itu terbang dan melakukan dunk, bagaimana pula ia mengelabui lawan dengan gerakgerakan atraktifnya. Ia bahkan disebut-sebut sejajar dengan para legenda basket putri AS lainnya. Namanya setara dengan Nancy Lieberman-Cline yang dianggap jadi pioner basket putri, Cheryl Miller yang disebut anak ajaib pada masanya, Lisa Leslie yang menjadi pebasket putri pertama yang melakukan dunk, dan juga dengan si legenda Cynthia Cooper yang punya teknik setera dengan pebasket NBA. Hebatnya lagi adalah, Parker masih berusia 22 tahun. Jalannya masih begitu panjang. “Aku sadar, aku sekarang jadi pusat perhatian. Dan aku tak ingin jadi terjerumus oleh pujian. Aku masih punya setumpuk cita-cita lain. Membawa medali emas Olimpiade 1012, dan ingin agar pebasket putri bisa sejajar dengan para pemain NBA,” tekad anak dari mantan pebasket legendaris Larry Parker ini. (Persda Network/den)

Rekor Double Dunks AJANG NCAA sempat dihebohkan dengan aksi Candace Parker. Pada 19 Maret 2006, perempuan manis setinggi 193 cm yang menjadi pemain Universitas Tennessee ini melakukan dunk, sesuatu yang belum pernah terjadi di ajang NCAA sebelumnya. Rekor itu terjadi ketika timnya berlaga melawan Army Black Knights. Pada menit 13, ia mendapat umpan terobosan dari rekannya Sidney Spencer, tak dikawal lawan Parker pun leluasa melakukan aksi dunk-nya. Melayang AP PHOTO dulu di udara, lantas menghujamkan bola ke jaring lawan. Penonton pun bersorak bergemuruh. Belum cukup, ia melakukannya lagi pada babak kedua. Mencuri bola dari pemain lawan, Nicky Anosike, ia menggiring bola sendirian. Dan kembali menggapai langit sebelum melakukan dunk kedua kalinya. Penonton kembali bergemuruh. lebih keras. Lebih lama dari dunk pertamanya. Bahkan pelatih kenamaan Pat Summit sampai menghambur dari tempat duduk, dan memeluk Parker sebagai tanda bahagia. Kenapa apresiasi terhadap Parker yang melakukan double dunk itu begitu tinggi? Analis sport ternama, Nancy Lieberman menjelaskan, apa yang dilakukan Parker seolah menjadi simbol untuk membawa liga basket putri keluar dari bayang kegelapan. “Ke depan, kita bisa berharap lebih banyak lagi aksi dunk, dan aksi spektakuler lagi dari basket putri,” ujarnya ketika itu. Padahal, jika mengikuti kisah hidup Parker sedari awal, orangorang pastinya tak perlu kaget jik perempuan manis ini bisa melakukan dunk dengan sempurna hingga berkali-kali. Catat saja, pada usia 17 tahun, ia pernah memenangi kontes Slam Dunk antarSMA se-AS. Ia mengalahkan lima kompetitor, yang semuanya laki-laki, termasuk juga J.R. Smith dan Rudy G ay --yang sekarang jadi pemain di NBA,. Dan Parker jadi perempuan pertama yang melakukannya. Dalam latihan, pebasket putri melakukan dunk adalah hal biasa. Tapi beda halnya ketika dalam sebuah pertandingan besar. Ketatnya hadangan lawan, belum lagi tekanan penonton, kerap membuat aksi dunk tak bisa berlangsung mulus. Tapi Parker dengan indahnya bisa melakukan itu. Dan penonton pun terpesona. (Persda Network/den)

biofile Nama Lengkap Candace Parker Posisi Forward Liga WNBA Tinggi 193 cm Berat 79,4 Kg Tim Loas Angeles Sparks Nomor 3 Tanggal lahir 19 April 1986 Tempat lahir St Louis, Missouri Universitas Tennessee Karir Pro 2008 Penghargaan ● Awards Wade Trophy winner (2007) ● USBWA Player of the Year (2007) ● Wooden Award (2007, 2008) ● Naismith Award (2008) ● Honda-Broderick Cup (2008) ● WNBA Rookie of the Year (2008) ● WNBA MVP (2008) ● AP Female Athlete of The Year (2008) Rekor ● Pemain WNBA pertama yang meraih WNBA MVP dan Rookie of The year ● Pemain WNBA pertama yang melakukan dunk berurutan ● Peraih skor terbanyak sebagai rookie dalam debutnya (34 poin)

Paling Kaya di Kelasnya PRES TASI, dan gaya hidup santun dari Candice Parker PREST membuatnya dengan cepat diterima menjadi idola baru warga AS. Ia disebut-sebut sebagai pebasket putri dengan penghasilan tertinggi, bahkan setara dengan para pebasket NBA. Tak main-main, agennya adalah Aaron o Godwin, pria yang pernah menghasilkan megakontrak LeBron James dengan Nike senilai 100 juta dolar AS. Lantas, berapa penghasilan Parker dari sejumlah iklan yang pernah dibintanginya?Belum ada data pasti. Hanya, satu hal yang pasti Parker memimpin di jajaran atlet putri dalam urusan nilai kontrak dengan sponsor. Saat ini, ia sudah dikontrak oleh Adidas, dan G atorade. Menariknya, menjadi bintang iklan G atorade adalah cita-citanya semenjak kecil ketika ia melihat bintang sepakbola putri pujaannya, Mia Hamm, menjadi ikon produk tersebut. Parker memang dinilai sangat menjual. Hal ini dikemukakan legenda basket putri, Lisa Leslie seperti dikutip dari Boston Globe. “Dia perempuan manis, dengan hati lembut, dan punya aura yang membuat semua orang jatuh cinta. Di lapangan, aksinya selalu memukau, dan segala aksinya sudah dengan jelas menjermaahkan sehebat apa dirinya,” tulis Leslie. Ya, Parker memang memiliki segalanya untuk “dijual”. Wajah yang seksi, postur yang aduhai, kepribadian tanpa cela dan bahkan terhormat lantaran menolak tampil dalam pose seksi, cerdas, dan juga punya visi. Selain itu, kehebatannya di lapangan tak ada yang menandingi. (Persda Network/den)

AP PHOTO

c m y k


Banjarmasin Post

8 z MINGGU MINGGU,, 28 DESEMBER 2008

Maaf, Tak Ada THR ● Abramovich Merugi 4,7 Miliar Pounds

Buka Butik di Paris

Roman Abramovich dan Daria Zhukova

FOTO/NET

Pernikahan pun Batal PEMBATALAN pernikahan memang menyesakkan dan membawa sisi traumatis. Itulah yang kini diakui kekasih Roman Abramovich, Daria Zhukova. Gadis cantik ini mengaku kalau saat ini rencana kelanjutan altar perkawinan dengan Sang Roman memang belum menentu. “Kami belum memikirkan itu meski kami setiap hari selalu bersama, tapi setiap kali bertemu tak ada lagi perbincangan mengenai pernikahan. Aku paham dia harus berpikir keras untuk menyelamatkaan perusahaan dan nasib ribuan karyawan yang bekerja untuknya, itu lebih penting daripada memikirkan kelanjutan ini,” ucap Zhukova, di russiantoday. Namun bukan berarti ketidakpastian hari pernikahan tersebut membuat Zhukova patah arang. Justru sebaliknya, ia berpikir masih memiliki banyak rentang waktu untuk menyiapkan hal yang selama ini kurang. “Kami memang tidak ingin terlalu berpesta besar, yang penting semua kolegaku dan dia datang, ada beberapa detail yang belum terselesaikan, selalu ada hikmah untuk semua ini, dan aku merasakan itu,” ujar Zhukova. Meski gagal dalam rencana pernikahan pertama, tidak membuat pasangan ini kelimpungan. Pasalnya, mereka justru makin mesra dan sering membuat hal-hal yang berada di luar akal sehat. Terakhir, Roman memberikan hadiah kejutan berupa tanah seluas 100 hektar di bulan!. (Persda Network/bud)

KRISIS ekonomi yang masih mendera dunia internasional benar-benar menyentuh pelbagai sektor industri. Tak terkecuali nilai saham dan harga komoditas di dunia seperti gas, minyak dan eksplorasi tambang lainnya. Hantaman tersebut sudah lama mengenai pemilik Chelsea, Roman Abramovich. Tak heran kalau sosok berpengaruh di Rusia ini kini sedikit pelit dalam membelanjakan uang. Bukan hanya pada masalah pembelian pemain, hal lain yang harus diterima secara pahit oleh Chelsea adalah tak adanya bagian khusus bagi perayaan Natal 2008. Alhasil, seluruh skuad Chelsea ditambah manajemen dan karyawan tak mendapat sedikitpun bonus perayaan Natal atawa istilahnya Tunjangan Hari Raya (THR) Natal. Menurut The Sun, sang Taipan tercatat merugi sampai 4,7 miliar pounds akibat krisis ekonomi. Kondisi inilah yang benar-benar mengancam neraca keuangan Chelsea. Sebelumnya, April 2008, Abramovich baru saja dinobatkan sebagai orang kedua terkaya se-Inggris Raya. Kekayaan raja minyak Rusia itu ditaksir mencapai 11,7 miliar poundsterling.Tapi, jumlah itu terjun bebas menjadi sekitar 7 miliar pounds. Ekses dari hilangnya kekayaan sang bos memang luar biasa. Jatah pemain yang setiap tahun harusnya ada kini tak keluar sedikitpun. Bukan perkara mudah memang, mengingat jumlah seluruh THR yang dibayarkan bisa mencapai 72 juta pounds

MENUNG G U kepastian pernikahan, tak membuat kekasih Roman Abramovich, Daria h Zukova hanya duduk termagu. Ia justru jadi memiliki banyak waktu untuk merealisasikan semua rencana yang selama ini tertunda. Di akhir tahun ini, h Zukova sudah siap dengaan pembukaan butik seni di ibukota Prancis, Paris. Pembangunan ini meneruskan aksi h Zukova yang memang tergila-gila pada dunia seni. Beberapa bulan lalu ia baru saja meresmikan sebuah galeri seni internasional sangat mewah du Moskow. Kini, ia mulai melebarkan sayap di Paris dengan bukti seni. Tidak hanya sisi fashion yang ia berikan pada pengunjung. Sisi lain berkaitan dengan seni menjadi andalan butik ini. Rencana, selepas tahun baru ia dan Roman akan menggelar s‘ yukuran’. “Aku sungguh senang dengan semua ini, ambisiku untuk selalu berhubungan dengan seni satu per satu mulai terbukti, semoga ini menjadi awal yang baik di Prancis,” tegas h Zukova yang memang leluasa menyalurkan hasrat seninya lantaran ditopang sepenuhnya oleh Abramovich. (PersdaNetwork/bud)

AP PHOTO

MENGIRIT - Roman Abramovich (kanan) bersama Frank Lampard, dan John Terry saat merayakan sukses Chelsea menjuarai Liga Primer tahun 2004/05 lalu. Kini, skuad Chelsea gigit jari lantaran tak mendapat hadiah THR Natal atau sekitar Rp1,18 triliun!. “Karyawan Chelsea banyak mengumpat karena tak mendapatkan THR Natal. Mereka agak marah karena para bintang The Blues minimal bisa menikmati gaji 70 ribu pounds per pekan, sungguh ironis kami harus melewati Natal tanpa ada uang lebih, sungguh menyesakkan,” tutur seorang sumber internal. Beberapa kekecewaan juga mengendap dalam diri kar-

yawan Stamford Bridge. Mereka menganggap penghematan memang tak jadi masalah. Sayangnya, hal itu tak menyentuh para pemain. Frank Lampard dkk tetap menikmati hidup bergelimang harta dengan bonus jutaan pound per bulan. “Padahal kalau mereka mau menghemat dan meniadakan gaji pekan ini, tentu itu sudah cukup bagi kami menikmati bonus, sayang hal itu tak ada

Emmanuel Adebayor

Angka 25 di Jok Mobil PEMAIN sepakbola memiliki gaya tersendiri untuk menonjolkan sisi angka yang menurut mereka keramat. Di level Premiership, angka itu sudah ditunjukkan pada Cristiano Ronaldo, Wayne Rooney dan The Walcott. Nomor kostum 7, 10 dan 14 sudah mereka sematkan mulai dari nomor rumah, brand fashion, plat mobil sampai nomor panggilan khusus.

Hal itu sepertinya juga berlaku bagi striker Arsenal, Emmanuel Adebayor. Angka 25 bagi sosok pria asal Togo ini memang cukup sakti. Tak heran kalau ia pun merasa harus menjaga loyalitasnya pada angka yang menurut Ade berarti sempurna ini. Striker berusia 24 tahun kelahiran kota Lome ini pun mengabadikan nama dan nomor punggung

kaos timnya di Arsenal dalam mobil kesayangan, tepatnya di bagian punggung joknya. Tidak hanya satu kursi saja, seluruh kursi yang ada di dalam mobilnya dipasangi bordiran dengan angka 25 dan nama Adebayor yang tertera di bawahnya. Agar terkesan serasi dengan warna kursi mobilnya yang berwarna coklat, Adebayor sengaja memilih

dalam pikiran mereka,” lanjut sang sumber tersebut. Roman Abramovich sendiri mengakui kalau krisis yang ada dalam seluruh aspek usaha sempat menyeretnya untuk berpikir rasionalisasi. Tapi langkah tersebut sedikit tertunda, karena pria berusia 42 tahun itu yakin krisis ini akan membaik pada media kuartal kedua tahun 2009 nanti. (Persda Network/bud)

warna keemasan untuk bordir angka 25 dan nama. Tak heran bila bordiran itu cukup mencuri perhatian orang yang melihatnya dari luar. Seperti dirilis The Sun, Ade mengungkapkan kalau hasil karyanya itu bukanlah hal yang pertama. Sudah sejak lama dirinya memimpikan memiliki setiap apa yang ada dan melekat menggunakan angka 25. “Angka itu simbol keberuntungan buatku, di Arsenal aku bisa tajam dan seolah menerima energi lebih jika mengenakan kostum bernomor 25,” tegas Ade. (Persda Network/bud)

FOTO/NET

Ryan Giggs

Tak Suka Jadi Selebritas ADA satu resep yang selama ini menjadi satu kunci sukses sosok Ryan Giggs. Sayap kiri Manchester United ini mengaku, selama karirnya di dunia sepakbola satu hal yang paling haram untuk dirasakan adalah kala dirinya menjadi sosok selebritas. Hal ini tentu mengacu pada rekan-rekan seangkatannya yang memilih untuk “mendua” dengan menjadi selebritas dunia. Bukti sahih memang sudah ditunjukkan Giggs FOTO/NET selama karirnya di Premiership. Hingga usianya sudah menginjak 35 tahun, winger asal Wales itu tetap dipercaya sebagai starter oleh Manchester United. Satu kunci suksesnya memang dalam hal pemilihan gaya hidup. Meski terkadang menikmati dunia malam, tetap saja itu hanya sebagai bentuk penghormatan terhadap klub yang baru saja meraih sukses ataupun acara teman-teman dekat mereka. Selebihnya, ia hanya menikmati suasana sebagai orang rumahan yang selalu bersenda gurau dengan keluarga, mulai dari istri, anak sampai dua anjing kegemarannya. Seperti dirilis majalah Icon, Giggs menegaskan sebisa mungkin menghindari gaya hidup ala selebritas sejak masih muda dulu sampai sekarang. “Kebetulan aku tidak termasuk tipe seperti David Beckham. Dia sangat enjoy melakoni kehidupan layaknya selebriti dan selalu dikuntit wartawan kemanapun dia pergi. Bagiku, tak ada hubungannya dengan wartawan setiap hari lebih enjoy dan merasa nyaman dengan dunia sepakbola,” papar Giggs. Di sisi lain, Giggsy merasa prihatin dengan sikap yang ditempuh banyak pemain. “Pemain sekarang kebanyakan berlagak seperti aktor. Mereka sangat gila publikasi. Dan anehnya lagi, mereka justru suka kehidupan pribadinya dikejar-kejar media, sesuatu yang menurutku sangat fatal,” imbuhnya. (Persda Network/bud)

Craig Moore

Mario Martinez

Sukses Operasi Kanker Testis

Kado Natal Menang Lotere

● Timbul Akibat Alkohol, Rokok, dan Seks Bebas RONA bahagia tengah memancar di wajah Craig Moore. Absen lama dari dunia sepakbola, kini mantan pemain Newcastle United itu sudah bersiap merumput. Pesepakbola berusia 33 tahun ini sukses menjalani operasi atas penyakit yang cukup langka, kanker testis yang dideritanya. Pemain timnas Australia itu menjalani operasi pengangkatan testis tersebut bulan

FOTO/NET

lalu di sebuah rumah sakit di Brisbane, di kota tempat ia menjadi kapten tim klub Queensland Roar. Tim dokter menyatakan operasinya sukses dan boleh melanjutkan karirnya sebagai pemain sepakbola. Seperti dirilis Telegraph, Jumat (26/12), Moore mengaku kalau gaya hidupnya kala berada di puncak karir sepakbola mungkin menjadi penyebab kerusakan satu personel tubuh yang sangat penting itu. “Aku sering keluar malam, menenggak minuman berkadar alkohol tinggi dan selalu merokok di ruang yang penuh asap rokok, seks bebas pun seperti faktor penyumbang juga,” tutur Moore, yang menyebut kehidupan di Inggris memang membuat segalanya menjadi mungkin karena kesempatan yang terbuka lebar. Ia menyebut, kebiasaan pesepakbola Premiership dan Liga Skotlandia memang sebagian selalu berorientasi pada masalah alkohol dan seks. Keduanya saling melengkapi dan membuat setiap pendatang dari luar Eropa selalu tergoda. “Apalagi bagi mereka yang tiba-tiba menjadi orang kaya mendadak, cewek, obat-obatan, dan alkohol begitu mudah didapat, itu yang makin merusak organ tubuh,” jelas Moore. “Dokter akan terus memonitor kondisi Craig Moore selama beberapa bulan ke depan sampai kesehatannya benar-benar pulih,, kabar ini jelas menggembirakan sang pemain itu sendiri, selain keluarganya serta fan dan klub,” rilis pernyataan dari klub Queensland Roar. Setelah mengasah ketrampilan sepakbolanya semasa junior di negerinya sendiri, pemain bernama lengkap Craig Andrew Moore ini mengawali karir profesionalnya dengan berpetualang ke Eropa. Ia merumput di berbagai klub, mulai dari Rangers (1993-1998) ke Crystal Palace (1998-1999) lantas balik ke Rangers (1999-2005), dan kemudian ke Borussia Moenchengladbach (2005) dan terakhir ke Newcastle United (2005-2007). Saat ini ia pulang kampung dan berlabuh di Queensland Roar sejak 2007. (Persda Network/bud)

ADA-ada saja keberuntungan yang diperoleh seseorang di hari Natal. Jika yang lain mungkin hanya sekadar bertukar kado, lain halnya yang dialami Mario Martinez. Entah dewi fortuna mana yang tengah menaungi gelandang asal klub anggota La Liga, Numancia ini, yang jelas saat Natal kemarin ia mendapat hadiah lotere sebesar 150 ribu euro atau lebih dari Rp2,25 miliar!, Karuan saja ia mengaku sangat beruntung. Pasalnya, uang yang ia terima itu justru nyaris mendekati gajinya selama setahun, yang hanya 200 ribu euro FOTO/NET dalam 12 bulan kerja. “Benar-benar kejutan yang luar biasa, aku tak menyangka bisa mendapat hadiah istimewa di hari spesial ini, mendapat hadiah berlimpah di Natal menjadi kejutan yang sangat berarti untukku,” tegas Martinez, di The Star, Sabtu (26/12). Pencetak gol kemenangan kala Numancia membekap Barcelona di laga perdana La Liga ini menyebut, apa yang dialaminya sekarang tak lain berkat doa khusus yang ia panjatkan. “Aku berdoa pada Tuhan agar diberi rejeki yang lebih banyak di akhir tahun ini, jadi aku bisa sedikit bersenangsenang, sembari menikmati karirku di sepakbola,” ujar Martinez. Pria berusia 23 tahun ini mengaku, sisa uang yang akan digunakan nanti bakal dialihkan ke investasi properti. “Aku ingin membeli rumah, jadi ada yang tersisa sepanjang karirku di sepakbola,” imbuh pemain yang musim depan sudah diincar Espanyol dan Villareal ini. (Persda Network/bud)

c m y k


Banjarmasin Post

9 z MINGGU MINGGU,, 28 DESEMBER 2008

Tunggal Putri Mengkhawatirkan

Prediksi MotoGP 2009

Membendung Rossi

● Ganda Putra dan Campuran Jadi Andalan MENATAP perkembangan dunia bulutangkis Indonesia pada 2009 nanti sepertinya masih tetap memprihatinkan. Terutama di sektor tunggal putri, dimana masih mengandalkan pada Maria Kristin yang sayangnya justru kerap cedera. “Nomor tunggal putri memang masih terkendala. FOTO/NET Apalagi, Indonesia saat ini seMaria Kristin lalu bertumpu kepada Maria Kristin. Padahal, dia tidak sepenuhnya dalam kondisi bagus saat tampil di super series tahun ini,” ucap Kasubbid Pelatnas Cipayung, Christian Hadinata. Alhasil, pelatnas bulu tangkis Cipayung masih mengandalkan nomor ganda putra dan campuran untuk dua seri super series 2009. Dua nomor ini masih dianggap menjadi tumpuan dibandingkan tiga nomor lainnya: tunggal putra-putri dan ganda putri. Perhitungan Christian memang ada benarnya. Dua nomor itu masih menjadi andalan Indonesia saat menjalani super series tahun ini. Buktinya, pasangan Markis Kido/Hendra Setiawan langsung menjuarai Malaysia Super Series 2008. Prestasi itu diharapkan akan dipertahankan mereka saat kembali tampil di Malaysia Super Series yang akan digelar 6-11 Januari 2009. Demikian pula dengan pasangan Nova Widianto/ Lilyana Natsir yang meraih gelar di Singapura Super Series, 10-15 Juni 2008. Meski hanya satu gelar, setidaknya mereka masih menjadi harapan Indonesia meraih gelar di ganda campuran. Peringkat satu dunia yang disandang mereka pun menjadi faktor lain untuk melaluinya. “Mereka masih menjadi harapan Indonesia setidaknya meraih minimal satu gelar di setiap super series,” kata Christian. Meski demikian, perhitungan itu terkadang melenceng dari apa yang diharapkan. Itu terbukti ketika tunggal putra dan ganda putri yang selama ini masih kurang mumpuni justru membuat kejutan. Misalnya Sony Dwi Kuncoro yang sukses memboyong tiga gelar beruntun yakni Indonesia Super Series, Jepang Super Series, lalu berlanjut ke Cina Masters Super Series 2008. Ia mampu bermain lebih impresif meski kondisinya saat itu masih dibalut cedera. Sementara pasangan Vita Marissa/Lilyana Natsir pun mampu berbicara di turnamen tersebut. Mereka mengoleksi satu gelar tahun ini di Indonesia Super Series, 17-22 Juni 2008. Sinyalemen itu membuktikan mereka mampu untuk meraih gelar kembali tahun depan. (Persda Network/rie/*)

Jadwal Musim 2009 ● 12 April Doha aQtar ● 26 April Motegi Jepang ● 3 Mei Jerez Spanyol ● 17 Mei Le Mans Prancis ● 31 Mei Mugello Italia ● 14 Juni Catalunya Catalunya Spanyol ● 27 Juni Assen Belanda ● 5 Juli Laguna Seca Amerika Serikat ● 19 Juli Sachsenring Jerman ● 26 Juli Donington Park Inggris ● 16 Agustus Brno Rep Ceko ● 30 Agustus Indianapolis Indianapolis ● 6 September Misano San Marino ● 20 September Lake Balaton Hungaria ● 4 Oktober Estoril Portugal ● 18 Oktober Phillip Island Australia ● 25 Oktober Sepang Malaysia ● 8 November Ricardo Tormo Valencia

Sirkuit Losail Qatar

SIAPA yang bakal juara pada MotoGP 2009? Hampir semua pengamat menyebut Valentino Rossi masih sulit untuk disaingi pembalap lainnya. Dominasinya yang begitu kuat di musim 2008 setelah beralih ke ban Michelin, menunjukkan bahwa The Doctor memang sulit dikejar pembalap lainnya di musim 2009. Bayangkan saja, aura perburuan juara motoGP 2008 bahkan sudah berhenti di lintasan Motegi, Jepang, pada GP ke 15, dari 18 seri yang digelar. Tak ada final pamuncak. Yang ada hanyalah juara dini, yang menunjukkan bahwa pembalap Fiat Yamaha ini memang masih terlalu superior. Satu hal yang bisa mengganjalnya nanti hanyalah faktor kendaraan. Masalahnya, YZRMI kini makin bertenaga dengan pneumativ Valves-nya. Belum lagi dukungan dari pemakaian ban tunggal Bridgestone, yang kentara sangat cocok untuk The Doctor. Teknisi Rossi, Jerry Burgess bahkan berani menyebut baru pada lima tahun mendatang pembalap 29 tahun ini bakal tergeser dominasinya. “Lima tahun lagi, saya pikir itu cukup bagi Casey Stoner dan Jorge Lorenzo untuk memahami cara menyalip Rossi, dan Rossi sendiri pada usia di atas 30 tahun sudah tak sigap lagi kan,” ujarnya di MCN beberapa waktu lalu. Hasil uji coba terakhir di Jerez, makin menguatkan prediksi itu. Rossi mencatatkan waktu tercepat (1 menit 29, 429 detik). Lantas, kira-kira siapa pesaing seriusnya? Pembalap Honda, Dani Pedrosa kini sedang naik daun. Dengan dukungan pneumatic Valves

Valentino Rossi FOTO2/NET

Para Penantang Utama

1. Dani Pedrosa

2. Casey Stoner

pada RC212V-nya, Pedrosa memang tampil menjajikan. Pada uji coba di Jerez ia menorehkan waktu 1 menit 39,447 detik. Masalahnya adalah konsistensi. Penantang kuat kedua adalah Casey Stoner. Pada awal dan pertengahan musim 2008, pembalap Ducati ini seperti tak tersentuh. Sayang, stamina dan konsentrasinya menyurut justru pada sejumlah seri krusial. Ditambah lagi masalah cedera pergelangan tangan. Kini, ia mendapat tambahan semangat setelah Ducati sudah mulai merubah chasis-nya dengan carbon kevlar. Penantang ketiga adalah Rookie of The Year 2008, Jorge

3. Jorge Lorenzo

Lorenzo. Begitu menjanjikan di awal musim 2008, namun terpuruk lantaran kerap terlibat tabrakan hingga tubuhnya hancur-hancuran. Stabilitas emosi jelas menjadi syarat agar ia bisa jadi penantang serius Rossi. Dan penantang keempat rasanya pantas disematkan pada Nicky Hayden. Memakai Ducati, bisa jadi pembalap Amerika Serikat ini jauh lebih garang ketimbang saat bersama Honda. Terang-terangan Hayden kecewa dengan per forma motor RC 212V. Dan bersama Ducati, ia pun mulai berani berkoar untuk meraih kembali gelar juara dunia. Menarik melihat perjua-

Montezemolo Kritik KERS dan Singapura PENGENALAN kinetic energy recovery system (KERS) di balapan Formula One (F1) akan dimulai musim depan. Banyak pro kontra yang mengikutinya. Salah satu yang kontra adalah Presiden Ferrari, Luca di Montezemolo. Kenapa? Menurutnya, pengenalan KERS di F1 merupakan satu kesalahan. Meski semua tim kini senang mem-

Luca di Montezemolo

persiapkan diri dengan sistem tersebut, tapi ia mengganggap pemberlakukannya terlalu cepat. Perlu banyak waktu untuk berkenalan dengan sistem yang satu ini. “Tak mungkin dalam satu malam mengerjakan semuanya. Itu adalah satu proses. Tahun demi tahun. KERS adalah satu kesalahan. Apapun yang kami temukan di sana tak ada hubungannya antara KERS F1 dengan KERS mobil jalanan,” ucap

Montezemolo dilansir autosport. Montezemolo, meski menyatakan tak respek dengan KERS saat ini, tapi tetap menganggap sistem tersebut akan menjadi bagian penting tahun 2012. Selain menganggap KERS sebagai kesalahan jika diberlakukan tahun depan, ia juga mengeluarkan kritik balapan yang berlangsung di Singapura. Ia berpendapat kalau tempatnya salah untuk sebuah per-

4. Nicky Hayden

ngan empat pesaing ini untuk meredam dominasi The Doctor. Hal itu bisa mulai dilihat pada uji coba selanjutnya yang akan dilaksanakan di Sepang, Malaysia, Februari nanti sebelum memulai balapan yang sesungguhnya di Losail, Qatar, 12 April nanti. So, pasti akan ada banyak cerita menarik yang mengelilingi perjuangan mereka meraih gelar juara di tengah pertarungan sengit sepanjang musim 2009 nanti. Masuknya nama-nama baru seperti Mika Kallio yang bergabung dengan Alice Team serta Sete Gibernau pasti akan semakin meramaikan persaingan tentunya. Mari kita tunggu. (Persda Network/rie)

tunjukan yang bagus. “Memiliki dua atau tiga sirkuit seperti Monte Carlo sangat baik. Selanjutnya kami bisa membalap di samping Coliseum, atau mungkin di samping Papacy. Ini bukan balapan yang sesungguhnya,” tegasnya. “Saya merasa kami ingin lebih banyak trek lintasan yang di dalamnya memungkinkan terjadinya banyak overtake, orang-orang bisa enjoy dalam kompetisi. Bukan tempat dimana terjadi kecelakaan seperti Piquet yang bisa merusak keseluruhan balapan,” tandasnya. (Persda Network/rie)

FOTO/NET

Iverson Late Show ● Cetak Poin Kemenangan di 0,2 Detik Akhir DETROIT Pistons meraih kemenangan ke-16 dari 27 laga di kompetisi NBA musim ini. Kemenangan tersebut didapat saat berhadapan dengan Oklahoma City Thunder dan Allen Inverson yang datang sebagai hero berkat satu lemparan di 0,2 detik terakhir. Bermain di kandang sendiri, The Palace of Auburn Hills, Auburn Hills, Sabtu (27/ 12) Pistons harus berjuang keras. Melawan tim dengan rekor terburuk musim ini, bukan pekerjaan mudah bagi Iverson dkk. Mereka pun menang dengan skor tipis 9088. Pistons memang harus mati-matian untuk mengamankan kemenangan itu. Bahkan di kuarter pertama, mereka sempat tertinggal dalam pengumpulan poin sebelum mengakhirinya dengan keunggulan 19-17. Tak hanya itu, di kuarter kedua perolehan poin kedua tim seimbang 27-27. Dilanjutkan kuarter ketiga dengan keunggulan Pistons 20-19. Momen menegangkan terjadi di menitmenit akhir kuarter empat. Thunder yang mencoba bangkit dari ketertinggalan mampu menyamakan kedudukan menjadi 8888 lewat sebuah lemparan dari Joe Smith. Sayang upaya tersebut sia-sia. Iverson yang sedang on-fire malam itu, beraksi dengan melewati beberapa pemain Thunder sebelum akhirnya menceploskan bola kedalam ring dan mentasbihkan kemenangan buat Pistons. Meski kalah dalam perolehan poin 24-25, Pistons tetap menang dalam skor akhir. Iverson menjadi penyumbang poin terbanyak bagi timnya dengan 22 poin. Tayshaun Prince menambah dengan 16 poin dan 11 rebounds. Adalah Kevin Durant yang menjadi pencetak angka terbanyak buat Thunder dengan 26 points dan delapan rebound. “Saya harus berlari mengejar waktu dan mencoba mendapatkan ring. Saya tak banyak waktu untuk mendapatkan kesempatan lain,” ucap Inverson dilansir yahoosports. Penampilan Inverson yang mampu mengantarkan kemenangan bagi timnya menuai pujian dari sang pelatih.

“Permainan Allen sangat hebat. Dia tak bisa melakukan banyak kesempatan di tiga kuarter pertama, tapi kemudian dia berhasil mengakhiri pertandingan dengan baik,” jelas Michael Curry. Bagi Pistons, kemenangan ini merupakan yang kedelapan beruntun melawan Thunder dan tak pernah kalah di kandang sejak tim yang dulu bernama Seattle SuperSonics menang 93-72, 12 Desember 2003.(Persda Network/rie)

Harapan Besar Petenis 16 Tahun BERNARD Tomic akan memiliki kesempatan besar dalam karir tenisnya, Januari mendatang. Masih berusia 16 tahun, ia memiliki kesempatan menantang petenis peringkat tiga dunia Novak Djokovic, Jo-Wilfried Tsonga dan Fernando Verdasco di turnamen Brisbane International lewat wildcard. Ia pun mendapat dukungan untuk menunjukkan kapastitasnya. Direktur Brisbane International Tournament, Steve Ayles mengatakan sangat senang karena rising junior Australia menjadi bagian Brisbane International. “Tomic menunjukkan harapan besar dan akan menjadi pengalaman fantastis baginya melakukan debut di ATP World Tour di kota dan negaranya sen-

diri. Brisbane International akan menjadi pembelajaran hebat untuk Tomic. Di sana ia akan mendapatkan pengalaman dan beberapa lawan terbaik di dunia,” ucap Ayles dilansir atpworldtour. Dia juga mengatakan, akan sangat menyenangkan melihat Tomic keluar di depan penonton. “Dia akan mendapatkan banyak dukungan.” Tomic memang memiliki prestasi bagus di kompetisi junior. Ia mampu mengamankan gelar Australia Terbuka junior dan mencapai semifinal Wimbledon serta perempatfinal Prancis Terbuka. Semua itu terjadi di tahun 2008. Tahun 2007 ia juga mencapai perempatfinal Amerika Terbuka.(Persda network/rie)

AP PHOTO

Bernard Tomic

Rematch Holyfield-Valuev Batal ● Raksasa Fokus Hadapi Chagaev

AP PHOTO/JERRY S. MENDOZA

PAHLAWAN PISTON - Allen Iverson (kanan) melewati seorang pemain Oklahoma City Thunder dalam lanjutan NBA di Auburn Hills. Pistons unggul 90-88 berkat poin akhir dari Iverson.

Hasil pertandingan NBA, Sabtu (27/12) WIB Chicago 77-90 Miami Charlotte 95-87 New Jersey Minnesota 120-107 New York Oklahoma City 88-90 Detroit Houston 79-88 New Orleans Indiana 105-108 Memphis Dallas 88-97 Utah Philadelphia 101-105 Denver Toronto 107-101 Sacramento Boston 89-99 G olden State

MANTAN juara dunia tinju kelas berat Evander Holyfield merasa kecewa dengan kakalahan yang ia alami saat berhadapan dengan Nikolai Valuev, sang juara bertahan kelas berat versi WBA. Ia pun mendengungkan pertarungan ulang agar rasa penasarannya bisa terjawab. Pada duel yang berlangsung di Zurich, Swiss, Minggu (21/12) WIB lalu, Holyfield memang kalah. Namun ia hanya kalah angka dan satu di antara tiga juri memberi penilaian imbang 114-114. Dua juri lainnya memenangkan si raksasa Valeuv dengan skor 116112 dan 115-114. Merasa sudah melakukan pekerjaan terbaik, Holyfield yang pernah mengalahkan Mike Tyson merasa layak memenangkan laga dan keluar sebagai petinju tertua sebagai juara dunia. Holyfield saat ini berumur 46 tahun. Sayang, keinginan Holyfield melakukan rematch mendapat halangan. Meski pihak Valuev dulu sempat mengeluarkan pernyataan siap melakukan

AP PHOTO

Evander Holyfield (kiri) saat melawan Nikolai Valuev. pertarungan ulang, namun belakangan direvisi. Lewat sang manajer Boris Dimitrov, petinju asal Rusia itu menolak tantangan tarung ulang yang diajukan pihak Holyfield. Menurut Dimitrov tidak ada yang perlu jadi pertimbangan mengenai tarung ulang dengan The Warrior --julukan Holyfield. Yang jadi pemikiran utama Valuev saat ini hanyalah tarung ulang melawan petinju Uzbekistan, Ruslan

Chagaev. Chagaev merupakan lawan satu-satunya yang pernah mengalahkan Valuav. Namun belakangan beredar rumor, penolakan tarung ulang tersebut karena ketersinggungan sang promotor pertandingan Wilfreid Sauerland pada Holyfield. Pihak promotor dituduh telah juri untuk dalam pertarungan untuk memenangkan Valuev.(Persda Network/rie/*)

c m y k


Banjarmasin Post

10 z

MINGGU MINGGU,, 28 DESEMBER 2008

Benteng Catalonia

Carles Puyol

Semangat Khas Darah Catalan CA TAL ONIA sudah lama ingin CAT ALONIA memisahkan diri dari Spanyol. Tidak tanggung-tanggung, selama ini mereka selalu menunjukkan keseriusan menuju langkah merdeka itu. Lagu kebangsaan, bendera dan bahasa sendiri sudah mereka miliki. Sayang, aturan perundangan belum mampu merealisasikan impian mereka, karena selalu dijegal dari pusat pemerintah, Madrid. Tak heran rasa benciselalu membuncah tatkala Barcelona bertemu dengan tim-tim asal ibu kota. Real Madrid menjadi musuh utama bagi El Barca untuk ditumpas. Sebutan El Clasico setiap kali mereka bertemu, sudah merepresentasikan betapa sengitnya pertempuran kedua kubu. Karakter khas Catalonia memang menjadi ciri khas personel Barcelona, terutama yang berdarah Catalan asli. Carles Puyol menjadi satu

di antara personel Camp Nou yang menjadi simbol kebangkitan dan semangat untuk selalu merdeka. “Dia sudah seperti pemimpin non formal bagi kami, semangat pantang menyerah di lapangan menjadi ciri khas utama kami, kami boleh kalah dari siapapun, tapi tidak untuk tim asal kota Madrid, terutama Real,” ucap Jose Paul Dominguez, seorang suporter El Barca. AP PHOTO Puyol pun seperti paham dengan harapan dari para penggemar klub. Ia nyaris tak pernah berpikir untuk pindah klub dan selalu menampilkan corak khas Catalans yang selalu bergejolak hebat. “Tak ada dalam pikiranku untuk pindah klub lain, semuanya hanya untuk Barcelona,”tegas pria yang bisa dilihat dari ciri khas rambut gimbalnya itu. (Persda Network/bud)

CATALONIA adalah sebuah simbol kemandirian dan keteguhan hati. Di kawasan penting tersebut, masyarakat di sana sangat menghormati dua bangunan kuno yang dianggap memberi nafas kemerdekaan pada Catalonia, yakni Katedral Barcelona, dan benteng Tarragona. Jika nama pertama mengacu pada kesucian, tidak untuk bangunan yang kedua. Masyarakat di sana sudah mahfum kalau benteng Tarragona adalah simbol kemerdekaan dan keutuhan abadi masyarakat Catalas, yang sampai sekarang masih merasa merdeka. Nah, kini simbolisasi benteng tangguh tersebut sudah merambah dunia yang paling mengangkat nama Catalonia, sepakbola. Para pemain bintang Barcelona pun sering disandingkan dengan tempat bersejarah di sana. Di musim 2008/2009 ini, ada satu nama yang selalu menarik perhatian. Bukan Lionel Messi, Samuel Eto’o, Thierry Henry ataupun Xavi Hernandez yang memang sudah terbiasa menghiasi kora-koran nasional dan lokal. Tapi tak kalah penting adalah sosok

Biofile ● Nama: Carles Puyol Saforcada ● Lahir: Lleida, 13 April 1978 ● Postur: 178 cm/80 kg

Ta h u n 1997-1999 19992000-

Karir Klub FC Barcelona B FC Barcelona Timnas Spanyol

Ta m p i l / g o l 83/4 418/6 72/2

Prestasi dan Penghargaan ● Piala Super Spanyol (2005/2006, 2006/2007) ● Juara Liga Champions 2005/2006 ● Juara La Liga: 2004/2005, 2005/2006 ● Medali Perak Olimpiade (2000) ● Juara Piala Eropa 2008 (timnas Spanyol) ● Personel Tim UEFA 2002, 2005, 2006) ● Pemain Bertahan Terbaik Eropa 2006 ● FIFPro World XI (2007, 2008)

defender berpengalaman, Carles Puyol. Sosok low profile ini dianggap suporter Barcelona sebagai tokoh kunci dari prestasi stabil. Jajaran striker memang paling ternama, tapi peran Puyol justru paling dominan musim ini. Berperan sebagai jenderal lapangan, praktis sepanjang musim ini ia tampil sangat lugas dalam mengkoordinir rekan-rekannya di lini belakang. Pengalamannya yang segudang, membuat ia bisa bekerja efisien dan meminimalisir aliran bola yang mengarah ke gawang Victro Valdes. Hasilnya, gawang El Barca musim ini baru kebobolan 10 gol!. Bandingkan dengan seteru berat mereka seperti Real Madrid yang sudah kebobolan 26 gol, Sevilla (14), Atletico Madrid (23) dan Villareal (20). Dominannya permainan lini belakang El Barca jelas menjadi keuntungan bagi pemain lini tengah dan depan untuk berkonsentrasi menjebol jala lawan. Sudah jadi patron, kalau lini belakang kuat, pemain lain tak perlu turun sampai ke jantung pertahanan. Sosok sentral di balik kokohnya pertahanan Barca musim ini jelas mengarah pada Puyol. Ketahanan fisik luar biasa, tingkat kedisiplinan tinggi, lugas tanpa kompromi, pandai membaca permainan striker lawan, hebat dalam one on one, keras, selalu menampakkan wajah garang, tackling tepat, dan unggul dalam bola-bola atas meski hanya berpostur 178 cm. Tak heran kalau sebutan untuknya pun tak kalah pamor, Fortaleza Catalonia yang berarti benteng tangguh Catalonia. Itulah sedikit dari deskripsi kemampuan verbal Puyol. Tak cukup, pria bernama asli Carles Puyol Saforcada ini memiliki kemampuan menjadi bek kiri dan tajam jika merangsek maju ke depan jalaa lawan. Bahkan kegemarannya maju ke menyambut umpan tendangan bebas maupun sepak pojok sudah mendapat anekdot tersendiri. Jika Puyol maju ke depan, berarti ia menganggap kinerja lini

depan timnya tak beres. Puyol datang, bahaya pun mengancam. Bagi Puyol sendiri, totalitasnya bersama Barcelona menjadi pengejawantahan impian bermain untuk klub kebanggaan. Tak ada rasa bangga lain, kecuali berbaju El Barca . “Bagiku itu sudah cukup, aku sangat senang dan selalu bersemangat tiap kali berkostum ini (Barcelona, RED), rasanya tak ada lagi kebanggaan lain,” tegasnya. (Persda Network/bud)

kata mereka Lionel Messi, Penyerang Barcelona

Pemain Kunci DIA pemain kunci kami, kalau tak ada kecelakaan besar atau kami sudah aman, tak mungkin kami meninggalkan dia begitu saja. Tidak tenang kami bermain tanpa dia. Dia pun sangat mengetahui karakteristik tim di La Liga ini. saya banyak belajar darinya. Victor Valdes, Kiper Barcelona

Bikin Tenang RASANY A tenang kalau dia RASANYA sudah main, tak perlu pendamping senior untuknya di lapangan. Kalau dia sudah main, siapapun rekannya di lini belakang dipastikan bisa bermain baik, karena dia sosok yang berpengalaman, tenang dan tak pernah tergesa-gesa dalam mengambil keputusan, ia cepat tapi tak ceroboh, nyaman sekali kalau ada dia di depanku. Iker Casillas, Kiper Real Madrid

New Hierro DIA benar-benar benteng yang sangat tangguh, kalimatnya selalu keras untuk mengatur ataupun memberi tahu apa yang harus dilakukan pemain saat bertahan. Spanyol sangat beruntung menemukan dia, bagiku dia sudah seperti Fernando Hierro, temperamen keras dan tak pernah menyerah meski tengah dilanda cedera. (bud)

Sukses Berkat Pernah Jadi Striker JIKA tak mengalami cedera serius pada tulang punggung, mungkin nama Carles Puyol tak akan setenar sekarang. Pasalnya, sejak junior, kala bermain di La Pobla de Segur, ia malah mengawali karir sebagai seorang striker. Sayang, takdir mungkin berbicara lain, Puyol mengalami cedera cukup parah yang mengharuskan ia istirahat. Sekembalinya ke lapangan hijau, pria kelahiran 13 April ini langsung bertukar posisi 180 derajad. Tadinya jadi tukang gedor, malah berbalik menjadi penjaga pertahanan. Tapi itulah jalan hidup. Meski berpindah posisi, prestasi besar malah sukses diraih. Kini, pemain berusia 30 tahun ini menjadi satu di antara bek paling jago di seantero Eropa dan dunia. Di sisi lain, sisa-sisa

AP PHOTO

menjadi striker pun hampir selalu ia tunjukkan kala bermain. Berangsek sampai ke depan kala terjadi tendangan bebas dan tendangan sudut sudah menjadi pemandangan biasa bagi

rekan-rekan klubnya. Tidak sia-sia, pengalamannya menjadi striker menjadi barang berharga untuk menyantap bola-bola atas. “Aku masih ingat bagaimana menjadi seorang striker. Timing adalah paling paling utama, dan membuat takut lawan adalah hal pertama yang harus Anda buktikan. Aku belajar semua itu sejak awal karir, jadi tak masalah kalau suatu saat nanti aku juga ditugasi menggedor pertahanan lawan,” cetus Puyol. Selain bek tengah, Puyol juga berstatus pemain serbabisa alias multiguna. Bek kiri, bek kanan dan menjadi gelandang bertahan adalah kemampuan lain. Ini ditambah daya jelajahnya yang tinggi karena ditunjang stamina yang sangat tangguh dan konsisten. (Persda Network/bud)

AP PHOTO

Kebebasan dari Guardiola DI luar kehidupan pribadi, Carles Puyol memiliki orang-orang yang menjadi panutan dalam hal karir. Ia memang patut berterima kasih pada Louis Van Gaal yang berani menariknya ke tim senior. Tapi sesungguhnya nama Miguel Angel Nadal, Luis Enrique Martinez, dan Josep Guardiola yang membuat semuanya bisa berubah. Untuk nama pertama, Puyol tak mungkin lagi bisa melupakan jasanya. Tipikal permainan ngotot dengan teknik tinggi yang menjadi ciri khas Puyol saat ini tak mungkin bisa tercipta tanpa kehadiran Nadal. Bek senior inilah yang menjadi guru pertama bagi Puyol. Ia masih ingat tatkala setiap hari memperhatikan petuah Nadal dalam mengantisipasi pelbagai pola permainan lawan. “Aku jadi paham bagaimana cara menanduk bola, mengarahkan rekanrekan, membaca pergerakan lawan dan mengatur tempo permainan dari belakang, peran Nadal sungguh besar karena dia memang bek sangat berpengalaman,” ucap Nadal tentang sang mentor.

Bagi Puyol, nama Luis Enrique pun menjadi inspirasi tersendiri. Keberaniannya untuk melintas dari Real Madrid ke Barcelona menjadi acungan jempol. Puyol banyak belajar tentang kegunaan mental baja dan menghadapi teror lawan. Ban kapten yang sekarang melilit di lengannya pun tak lepas dari peran Enrique. “Dia pemain senior, keras dan nyaris tak pernah bisa dibantah, tapi di sisi lain ia juga demokratis,”ungkap Puyol. Individu terakhir yang membuat Puyol bisa seperti sekarang tak lain adalah Josep Guardiola. Mantan rekan yang kini berdiri menjadi pelatihnya ini memberi karakter Barcelona modern yang sesungguhnya. Kalem, penuh perhitungan dan tak menyerah untuk terus belajar menjadi kekuatan Guardiola yang selalu diserapnya. Di sisi lain, meski diberi kebebasan untuk berkreasi di lini depan, Puyol tak pernah lepas kendali. “Dia memberiku kebebasan, itu artinya dia juga membeir tanggung jawab yang luar biasa berat, aku tahu sifatnya,” imbuh Puyol. (Persda Network/bud)

Spirit dari sang Ayah HARI paling menyedihkan bagi Carles Puyol terjadi dua tahun lalu, saat usianya baru beranjak 28 tahun. Pria asal La Pobla de Segur ini harus kehilangan sang ayah tercinta, Josep Puyol. Tragisnya, sang ayah yang kala itu baru berusia 56 tahun, meniggal dunia akibat kecelakaan setelah terguling dari kendaraan kerjanya saat memindahkan barang dari proyek perbaikan jalan yang tengah dia tangani. Josep meninggal di kawasan Prat d’Or, Sarroca de Bellera, Provinsi Lleida. Keluarga Puyol memberitahaukan kabar buruk tersebut kepada pengurus Barcelona saat para pemain berada di pesawat yang membawanya dari Barcelona ke Deportiva La Coruna. Begitu mendarat di La Coruna, seorang Direktur Barcelona, Albert Perrin, membisiki Puyol tentang berita duka itu. Saat itu juga Puyol langsung kembali ke Barcelona. Di Bandara Barcelona sudah menunggu Presiden klub, Joan Laporta, tunangan Puyol, Agnes; dan agennya, Ramon Sostres. Josep adalah sosok yang memberi banyak pelajaran berharga bagi Carlse. Ia seorang pria sederhana dan dikenal ramah kepada tetangganya. Uniknya, sang ayah ini tak pernah menyaksikan putranya bermain di Camp Nou. Satu-

satunya pertandingan Puyol yang dia saksikan adalah saat Barcelona menang 2-1 atas Arsenal pada final Liga Champios di Paris. “Dia sosok paling berharga untukku, pria yang memberi segudang inspirasi dan semangat untuk terus melaju. Aku tak ingin nama baik ayah tercoreng, karena itulah aku selalu bekerja keras untuk tampil optimal di setiap laga, itu semua untuk ayahku tercinta,” janji Puyol. Berkat spririt dari sang ayah pula, Puyol kini resmi menjadi legenda Barcelona. Secara formal, Puyol mendapat gelar legenda usai mencatat penampilan ke-400 kalinya bersama El Barca. Pencapaian tersebut didapat pada 16 September 2008 lalu kala klubnya bersua Sporting Lisbon. Saat itu, ia mencatat 273 penampilan di La Liga, 30 kali di Cpa del Rey, Liga Champions sebanyak 81 kali, Piala UEFA (9), Piala Super Spanyol (4), Piala Dunia antarklub (2) dan Piala Super Eropa (1). Kini angka itu sudah mencapai level 418 kali berbaju hitam-merah. Ia hanya kalah dari Migueli dengan 548 partai dan Xavi Hernandez yang sudah mengoleksi 442 partai untuk klub kebanggaan masyarakat Catalan tersebut. (Persda Network/bud)

AP PHOTO

c m y k


Banjarmasin Post MINGGU MINGGU,, 28 DESEMBER 2008 z

Tiket Ludes, Naik 100 Persen EUFORIA kemenangan Vietnam 2-1 atas Thailand di laga tandang babak final Suzuki AFF Cup 2008, membuat semuanya bergairah. Imbasnya, nyaris semua masyarakat ingin menyaksikan langsung perhelatan final di Hanoi, malam nanti. Tak heran kalau tiket pun sudah terjual habis. Di sisi lain, pihak penyelenggara seperti memanfaatkan momentum tersebut dengan menaikkan harga tiket sampai dua kali lipat alias 100 persen! Tapi harga itu tak berpengaruh sama sekali, 30 ribu tiket pun ludes terjual, lima ribu di antaranya terjual via website. Harga tiket yang dikeluarkan Vietnam Football Federation (VFF) dan Vietnam Football Development (VFD) company selaku distributor memang cukup mahal untuk ukuran masyarakat

Vietnam. Tiket dibedakan menjadi empat jenis. Paling murah seharga 100 ribu dolar Vietnam atau setara Rp 66 ribu, kemudian ada juga harga 150 ribu dolar Vietnam, 200 ribu dolar Vietnam dan termahal 300 ribu dolar Vietnam. Jika dirupiahkan memang cukup murah, tapi krisis ekonomi yang masih melanda Vietnam membuat harga tiket itu terasa mahal. (Persda Network/bud)

TIKET - Seseorang menunjukan tiket di depan Stadion My Dinh di Hanoi, Vietnam, Rabu (24/12). Tiket untuk final Piala AFF di Hanoi, Minggu (28/12), sudah habis terjual.

AP PHOTO/CHITOSE SUZUKI

Motivasi Teerathep Winothai

AP PHOTO

Teerathep Winothai

STRIKER Thailand, Teerathep Winothai, sangat terpukul ketika timnya takluk dari Vietnam di final pertama di Bangkok, Rabu (24/ 12). Ia seolah tak percaya peluang menang di depan mata terbuang. Kini tugas berat menanti sang bomber. Ia harus membawa Thailand menang atas tuan rumah Vietnam dengan selisih dua gol. Sebuah pekerjaan berat memang, namun Winothai siap mengemban tugas tersebut. Motivasi striker yang digadang-gadang bakal menggantikan nama besar Netipong Srithong-In dan Kiatesuk Senamuang ini pun tetap tinggi. “Aku sudah berjanji pada pelatih akan memberi gol di leg kedua. Aku akan bermain habis-habisan untuk merebut gelar juara,” tegas pemain berusia 23 tahun ini. Sebagai pemain yang berkarir di Eropa, penampilan Winothai sepanjang turnamen memang kurang mengkilap. Ia kalah dengan kompatriotnya Teerasil Dangda dalam urusan menjebol jala lawan. Bahkan, pemain yang pernah berbaju Crystal Palace dan Everton ini kalah dari para bomber lain di Asia Tenggara seperti Le Cong Vinh, Agu Casmir, dan Budi Sudarsono. “Ekspektasi orang memang sangat besar karena aku pemain Eropa, itu beban tapi juga motivasi, aku harap bisa menebusnya di final kedua nanti,” tegas penyumbang 12 gol dalam 29 caps ini. (Persda Network/bud)

Vietnam VS Thailand

Sambut Juara Baru HARI penentuan itu datang juga. Dua tim finalis Suzuki AFF Cup 2008, Vietnam dan Thailand, kembali berjibaku untuk mengejar gelar juara dalam turnamen paling bergengsi di kawasan Asia Tenggara tersebut. Bagi Thailand inilah saatnya untuk mengembalikan hegemoni kekuasaannya di pentas Asia Tenggara setelah dalam dua episode terakhir dikangkangi Singapura. Tak kalah bersemangat, tuan rumah Vietnam yang akan menjamu tim Negeri Gajah Putih di My Dinh National Stadium, Hanoi, Minggu (28/12), juga menyebut kini saatnya menumpahkan rasa penasaran tak menggenggam juara. Kesempatan itu sebenarnya sudah datang pada 1998, sayang kala itu mereka harus takluk dari Singapura 0-1 meski bermain di kandang sendiri. Kini, alasan kekalahan sudah tak ada lagi dalam kamus pasukan dari Negeri Vietkong tersebut. “Semua energi sudah kami salurkan. Hasil empat hari lalu tak mungkin kami sia-siakan. Kini saatnya kami benar-benar membuat sejarah bagi negara kami,” tegas Pelatih Vietnam, Henrique Calisto, seperti dirilis vcagency, Sabtu (27/12). Pada leg pertama di Bangkok, Rabu (24/12), secara mengejutkan Vietnam unggul 2-1 atas Thailand. Kini Vietnam hanya butuh hasil imbang untuk memastikan gelar juara. Alih-alih ingin mempertahankan kemenangan dengan permainan negatif, Calisto justru menjanjikan permainan lebih menyerang. “Kami sudah membuktikan mampu mengimbangi Thailand, tak ada lagi ketakutan,” ucap Calisto. Secara tradisi, Vietnam memang pernah membekap tiga kali juara Piala AFF itu di Hanoi, dengan skor 3-0 pada 10 tahun lalu. Prinsipdon’t change the winning team pun sudah dijanjikan Calisto. Hanya mungkin, perubahan terjadi di sektor sayap dengan makin mengkilapnya performa Nguyen Quang Hai dan kembali bugarnya Phanh

REDKNAPP - Pelatih Tottenham Hotspur Harry Redknapp mengaku gentar dengan kekayaan yang dimiliki Manchester City saat ini, terutama persaingan perebutan striker West Ham United Craig Bellamy. DIEGO - Kendati menjadi incaran beberapa klub besar Eropa seperti Juventus, playmaker Werder Bremen Diego Ribas tidak tertarik untuk

pindah. Gelandang asal Brasil ini masih betah berada di Werder Bremen. MILAN - Wakil Presiden AC Milan Adriano Galliani membantah kabar I Rossoneri berusaha untuk mendatangkan bek Real Madrid Fabio Cannavaro dan AS Roma Philippe Mexes ke San Siro pada bursa transfer Januari. Ia pun mengatakan Milan tak butuh kedua pemain tersebut. WEST HAM - Kabar buruk bagi West Ham United karena penyerang andalannya Dean Ashton terancam bakal absen hingga akhir musim karena cedera engkel yang dialaminya belum juga sembuh.

Live on Minggu (28/12) pukul 19.00 WIB

AP PHOTO/CHITOSE SUZUKI

KONVOI - Suporter Vietnam melakukan konvoi di Hanoi,Vietnam, Rabu (24/12), setelah Vietnam menang 2-1 atas Thailand pada final pertama Piala AFF di Bangkok. Vietnam giliran akan menjamu Thailand pada final kedua di Hanoi, Minggu (28/12). Than Binh. “Kami dan semua masyarakat Vietnam sudah lama menunggu gelar juara ini. Kami sangat senang karena kepastian itu akan datang di rumah kami,” tegas pencetak gol di leg pertama, striker Le Cong Vinh. Tantangan striker yang bermain di klub Song Lam Ngeh An di atas langsung mendapat jawaban. Pelatih Thailand, Peter Reid, menyebut timnya percaya bola itu masih bulat sehingga segala kemungkinan bisa saja terjadi. Peluang itulah yang kini dibidik, meski secara matematis cukup berat. “Kadang kami memang kalah, tapi masih ada 90 menit lagi untuk membuktikan kekuatan kami sesungguhnya. Siapa yang mengatakan peluang kami tertutup, itu adalah sebuah kesalahan, kami yakin bisa memang di Hanoi,” tegas Reid. Ia pun sudah memompa semangat Datsakorn Thonglao dkk dengan kreasi baru dalam bermain. Thailand dijanjikan bakal tampil beda di leg kedua nanti. (Persda Network/bud)

PRAKIRAAN PEMAIN: Vietnam: 1. Duong Heng Son, 2. Doan Viet Cuong, 4. Le Phuoc Tu, 7. Vu Nhu Thanh, 16. Huynh Quang Thanh, 17. Nguyen Vu Phong, 5. Nguyen Minh Chau, 22. Phan Van Tai Em, 14. Le Tan Tai, 21. Nguyen Viet Thang, 9. Le Cong Vinh Cadangan: 15. Tran Duc Chuong, 3. Nguyen Minh Duc, 19. Pham Tanh Luong, 18. Phanh Than Binh, 12. Nguyen Chong Huy, 8. Thach Bao Khanh, 16. Huynh Quang Thanh, 13. Nguyen Quang Hai Pelatih: Henrique Calisto Thailand: 1. Kittisak Rawangpa; 2. Suree Sukha, 6. Nataporn Phanrit, 4. Chontalit Jantakam, 12. Natthapong Samana, 8. Suchao Nutnum, 11. Tana C, 7. Datsakorn Thonglao, 15. Surat Sukha; 10. Teerasil Dangda, 14. Teerathep Winothai Cadangan: 18. Kosin, 16. Arthit Sunthornphit, 5. Niweat S, 22. Rangsan V, 9. Ronnachai Rangsiyo, 20. Panupong Wongsai, 19. Pichitphong Choeichiu Pelatih: Peter Reid

Madrid Harus Pilih Huntelaar atau Diarra

soccer short NESTA - Kabar menggembirakan tengah melingkupi seluruh awak AC Milan menyambut datangnya Tahun Baru 2009. Pasalnya, pada Februari mendatang Rossoneri diprediksi bakal kembali diperkuat salah satu bek andalannya Alessandro Nesta.

11

Lassana Diarra AP PHOTO

KEPUTUSAN Real Madrid mendatangkan Klaas-Jan Huntelaar (Ajax) dan Lassana Diarra (Portsmouth) dengan harapan bisa bermain di Liga Champions. Maklum, kedua klub asal pemain ini tak berlaga di kompetisi terakbar di Eropa tersebut. Keduanya hanya bermain di Piala UEFA. Namun harapan Madrid tersebut tampaknya tak bisa terpenuhi. Raksasa Spanyol ini hanya bisa mendaftarkan salah satu di antara Huntelaar atau Lassana Diarra untuk menyongsong babak knockout Liga Champions. Pasalnya kedua pemain pernah bermain di

Piala UEFA sebelumnya. Menurut peraturan UEFA nomor 17.17, setiap klub bisa mendaftarkan tiga pemain baru untuk bermain di liga domestik. Namun pada peraturan UEFA nomor 17.18, disebutkan hanya satu dari kuota tiga pemain yang bisa bertanding di kompetisi Eropa untuk klub baru di musim yang sedang berjalan. Hal ini untuk mencegah pemain untuk bermain dengan klub lain di kompetisi yang sama. Dengan adaanya peraturan ini, maka Madrid harus memilih antara Huntelaar dan Diarra untuk menghadapi Liverpool pada babak 16 besar Liga Champions, Februari mendatang.(Persda Network/ka)

Wawancara Jose Mourinho

Liga Italia seperti Sebuah Drama NAMA Jose Mourinho terus melambung belakangan ini. Sejak menangani Chelsea, ia selalu menjadi sorotan. Sepak terjang dan komentar-komentarnya selalu membuat orang tersinggung dan marah. Namun ia juga sering disanjung karena kejeniusannya. Terdepak dari Chelsea, ia menangani Inter Milan. Sama seperti di Inggris, di ranah Italia, komentarnya juga menuai tudingan. Namun ia tetap tenang dan sekali lagi, sentuhan tangan dinginnya mengantarkan Inter ke puncak klasemen. Berikut wawancara dengan pria 45 tahun ini tentang transfer window Januari nanti, hubungan dengan media Italia, opini tentang Zlatan Ibrahimovic dan tentang David Beckham yang dipinjam AC Milan dan hal lain termasuk rencana melatih tim nasional. Bursa transfer dibuka Januari nanti, apa yang akan Anda lakukan. Apakah Anda akan menambah kekuatan tim Anda? Tak banyak yang akan terjadi. Saya bukan termasuk orang yang akan melakukan perubahan besar. Saya senang keseimbangan. Saya senang untuk memulai musim dengan satu tim dan mengakhirinya dengan tim yang sama. Saat bursa transfer dibuka, semua hal bisa terjadi, tapi saya tak suka melakukan perubahan besar. Tim sudah baik. Kami memiliki 26 pemain plus tiga orang kiper. Normalnya kami bekerja dengan 24 atau 25 pemain. Bagaimana pendapat Anda tentang satu penyerang yang ada di tim Anda, Zlatan Ibrahimovic? Saya pikir dia adalah pemain terbaik di dunia. Dengan semua respek untuk pemain yang sangat hebat di dunia, saya pikir dia yang terbaik. Saya tak pernah melihat seorang pemain dengan tinggi 196cm yang memiliki kecepatan, koordinasi, dan permainan menawan seperti dia. Dia tahu yang apa yang ia inginkan, dia tahu kapan ia ingin mengambilnya. Dia ingin bermain di setiap pertandingan. Dia ingin menekan tim lain. Dia berada di langkah terakhir untuk menjadi yang terbaik. Sangat spesial bermain dengan dia. Anda pernah mengalami satu masalah dengan pers Italia, bagaimana Anda memandang mereka? Bagi saya, satu persoalan dengan wartawan adalah apa

Di Italia, jika Anda memenangkan pertandingan maka Anda akan menjadi top di mata media. Jika Anda kalah maka Anda akan malu. Ukuran tekanan berbeda di sini, tapi itu tak menjadi masalah untuk saya.

JOSE MOURINHO Pelatih Inter Milan yang terjadi setelah pertandingan, sebab pertandingan 90 menit adalah pekerjaan berat. Di sana tak ada mental atau fisik yang mudah. Saya lebih senang mengakhiri pertandingan dan pulang ke rumah. Tapi di sini saya harus menghabiskan waktu satu jam 15 menit setelah pertandingan untuk melakukan wawancara langsung dengan lima channel yang berbeda. Seperti sebuah drama. Di Italia, jika Anda memenangkan pertandingan maka Anda akan menjadi top di mata media. Jika Anda kalah maka Anda akan malu. Ukuran tekanan berbeda di sini, tapi itu tak menjadi masalah untuk saya. Mulai Januari nanti, David Beckham sudah bermain untuk AC Milan. Menurut Anda, ada pengaruhnya untuk Liga Italia? Saya senang. Saya ingin liga saya menjadi yang terbaik. Saya ingin liga saya menjadi yang terpenting. Saya ingin tak hanya penting di Italia, tapi juga di dunia. Di Inggris saya bangga dengan Premiership yang mencapai level popularitas di dunia. Saya merasa kami melakukan hal penting di Italia, karena Serie A saat ini jauh lebih baik dibanding musim lalu. Memiliki satu pemain seperti David Beckham sangat fantastis. (Tersenyum) Saya harap dia tak bemain baik sebab permainannya menjadi musuh tersendiri. Tapi saya harap dia membawa banyak perhatian.

Jose Mourinho

AP PHOTO

Dia lebih baik dari satu pemain, dia sesuatu yang spesial di dunia, tak hanya di dunia olahraga, dan saya sungguh senang. Beckham, Ronaldinho, dan Ibrahimovic adalah pemain yang kami inginkan bermain di Liga Italia. Mereka akan membuat satu produk komersialisasi untuk luar negeri karena saya pikir itu akan menjadi langkah selanjutnya. Kami ingin menjual lebih baik produk ini. Apa target Anda bersama Inter? Saya memiliki kontrak hingga 2011. Saya sangat, sangat senang bisa melatih Inter Milan. Sebab, tim ini tak ubahnya seperti mesin kemenangan. Target saya di sini adalah membawa Inter mempertahankan gelarnya dan menjuarai Liga Champions

Jika sukses membawa Inter juara di Serie A dan Liga Champions apa ambisi Anda di masa depan? Ambisi saya tak hanya sampai di sini. Saya juga ingin memenangkan semua gelar di tiga kompetisi elit Eropa seperti Serie A, La Liga, serta kembali lagi berkarir di Premier League. Saya tak pernah menyangkal terlanjur jatuh cinta dengan atmosfer kompetisi Premier League. Suatu hari nanti, saya pasti akan kembali ke Inggris Bagaimana dengan tawaran melatih tim nasional? Timnas? Anda harus menunggu saya setidaknya 15 tahun lagi, saya memiliki terlalu banyak energi di tubuh saya saat ini. Saya senang bekerja setiap hari dengan para pemain di lapangan.(Persda Network/rie)


Banjarmasin Post

12

z MINGGU MINGGU,, 28 DESEMBER 2008

Pennant Tolak Madrid ■ Ramos Ngotot Rekrut Ashley Young

Kolo Toure

Yaya Toure

Menanti Toure Brothers di Arsenal CEDERA yang mendera Francesc Fabregas membuat lini tengah Arsenal keropos. Mereka pun membutuhkan tambahan amunisi baru di posisi gelandang. Manajer Arsenal Arsene Wenger memang tengah frustrasi dalam mencari pengganti Fabregas yang diperkirakan absen selama empat bulan karena mengalami cedera lutut, saat Arsenal ditahan 1-1 Liverpool pada lanjutan Premier League di Emirates Stadium, beberapa waktu lalu. Beberapa nama seperti Gokhan Inler (Udinese), Sebastian Giovinco (Juventus), Marcos Senna (Villarreal) Yaya Toure hingga gelandang Liverpool yang notabene merupakan pemain yang mencederai Fabregas, Xabi Alonso, sempat mencuat sebagai kandidat. Namun, sejumlah media mengklaim jika pemain yang berpeluang besar

didapatkan The Gunners adalah gelandang Barcelona Yaya Toure. Los Azulgrana dikabarkan siap melepas Yaya yang sempat mengaku tidak betah karena gagal mendapat tempat di skuad inti. Klub asuhan Pep Guardiola itu bahkan telah mematok banderol 8,5 juta euro kepada setiap tim yang menginginkannya, termasuk Arsenal. Peluang klub asal London Utara tersebut merekrut Yaya Toure memang bisa dikatakan cukup besar. The Gunners bisa memanfaatkan Kolo Toure yang notabene kakak kandung Yaya, untuk merayu sang adik untuk bergabung di Emirates Stadium. Jika Yaya resmi bergabung ke Emirates Stadium, maka Arsenal memiliki dua Toure bersaudara. Dua pemain asal Pantai Gading ini akan menjadi tumpuan kekuatan The Gunners. (Persda Network/rie)

CINTA bisa mengalahkan segalanya. Karena kecintaannya kepada Liverpool, Jermaine Pennant menolak tawaran Real Madrid. Pennant yang dikenal sedikit bengal mengaku masih ingin tetap membela The Reds meski kontraknya habis akhir musim ini dan lebih sering menjadi pemain cadangan. “Saya ingin bertahan di sini untuk waktu yang lama. Saya fans Liverpool dan bermain di sini adalah mimpi saya. Saya hanya ingin berusaha sekuat mungkin untuk bisa masuk dalam tim” katanya dikutip Skysports, Sabtu (27/12). Dalam sepekan ini, Madrid sangat serius menginginkan kehadiran winger berusia 25 tahun ini di Santiago Bernabeu. El Merengues sempat melancarkan usaha pertama namun tidak mendapat respon dari Pennant. Kini usaha kedua dengan tawaran resmi 3,5 juta euro atau Rp 52,5 miliar akhirnya benar-benar ditolak. Selain kecintaannya kepada Liverpool, pemain berambut kriting yang memiliki gocekan maut ini belum siap bermain di luar Inggris. “Saat ini, saya tidak bisa membayangkan bermain di luar Liga Primer,” papar Pennant.

Setelah Pennant menolak, kini praktis Madrid hanya berharap pada dua pemain sayap Inggris lainnya, Ashley Young (Aston Villa) dan Aaron Lennon (Tottenham Hotspur). Khusus Young, Manajer Madrid Juande Ramos akan mengerahkan sekuat tenaga untuk mendapatkannya. Ramos benar-benar kesemsem dengan kemampuan bintang muda The Three Lions ini. Ia berharap besar pemain berusia 23 tahun ini sudah tiba di Santiago Bernabeu, Januari nanti. Ramos yang belum genap sebulan menangani Real Madrid pun menekan manajemen

Pemain Davide Lanzafame Nikola Zigic Logan Bailly Berry Powel Lassana Diarra David Beckham Adriano Toni Moral Parejo Felipe Manuel Aranda Klass-Jan Huntelaar M Mutarelli

Dari Palermo Valencia Standard Groningen Portsmouth LA Galaxy Internacional Alaves QPR Villarreal Murcia Ajax Lazio

Ke Bari Racing M’gladbach Den Haag Real Madrid Milan Malaga Racing Real Madrid Levante Numancia Real Madrid Bologna

Status Resmi (pinjaman) Resmi (pinjaman) Nego (pinjaman) Resmi (milik penuh) Resmi (milik penuh) Resmi (pinjaman) Resmi (pinjaman) Resmi (milik penuh) Resmi (kembali) Resmi (pinjaman) Resmi (bebas transfer) Resmi (milik penuh) Resmi (bebas transfer)

AP PHOTO

Sinyal dari Santa Cruz

bursa transfer Tanggal 26/12/2008 25/12/2008 24/12/2008 24/12/2008 22/12/2008 20/12/2008 20/12/2008 18/12/2008 17/12/2008 16/12/2008 10/12/2008 03/12/2008 02/12/2008

Jermaine Pennant

klub untuk segera melakukan negosiasi. Seperti dilaporkan tabloid Inggris, the Daily Star, mantan manajer Tottenham Hotspur itu mengajukan tawaran 25 juta pounds (26.1 juta euro) untuk mendaratkan the wide-man. Sebelumnya Madrid sudah mendatangkan striker Belanda Klass-Jan Huntelaar dan gelandang Prancis Lassana Diarra, keduanya berharga 21 juta pounds (22 juta euro). Ramos menilai kelemahan terbesar Madrid saat ini adalah di posisi sayap, karenanya ia sangat butuh tenaga Young. Ia percaya Young merupakan pilihan tepat untuk menambah daya dobrak dari sisi sayap. “Young merupakan sayap terbaik di Inggris. Saya tak ragu dia akan membuat penampilan sensasional di Spanyol,” kata Ramos dikutip Goal.(Persda Network/ka)

Roque Santa Cruz

AP PHOTO

JIKA Jermaine Pennant langsung menolak tawaran Real Madrid, tidak demikian dengan Roque Santa Cruz. Striker Blackburn Rovers ini memberi sinyal untuk bergabung dengan Los Blancos. “Jika kesempatan itu ada dan Blackburn setuju melepaskan dia pergi, saya yakin Roque akan melakukan persiapan untuk menandatangani kesepakatan dengan satu tim yang bertarung di Liga Champions atau gelar domestik,” ujar ayah Santa Cruz, Santa Cruz Martinez, kepada teledeportes, Sabtu (27/12). Tabloid Inggis Daily Mirror melaporkan tim raksasa Spanyol dan berstatus juara bertahan di La Liga itu siap mengeluarkan uang 18 juta

poundsterling untuk mendapatkan tandatangan striker Paraguay tersebut. “Tapi belum ada penawaran resmi dari Real Madrid, tapi logis Roque dihubungkan dengan tim lain,” lanjutnya. Selain Madrid, Cruz juga menjadi incaran Manchester City. Dia mengatakan, anaknya sudah melakukan pembicaraan dengan pelatih baru Blackburn, Sam Allardyce, untuk membantu memperbaiki kondisi tim. Namun ia tetap tak memberi garansi Santa Cruz akan berlabuh ke tim lainnya. “Tapi saya tak tahu kapan. Bisa terjadi (Persda Januari atau Juni nanti,” tegasnya.(Persda Network/rie)

Dominasi Spanyol dan Manchester United

■ 11 Pemain Terbaik 2008 Versi L’Equipe PEMAIN Timnas Spanyol dan klub Manchester United mendominasi nama-nama yang masuk dalam tim terbaik 2008 (The Best XI of 2008) versi harian Prancis, L’Equipe, yang dirilis Sabtu (27/12). Dominasi ini tak terlepas dari kiprah para pemain kedua tim sepanjang tahun 2008. Mereka mampu menjadi terbaik dengan memenangi gelar bergengsi. Spanyol sukses menjuarai Euro 2008 di AustriaSwiss setelah 44 tahun. Mereka juga mampu menampilkan sepakbola indah.

Sedangkan MU mencatat treble winner. Setan Merah memenangi Liga Inggris, Liga Champions, dan Piala Dunia Antarklub. Spanyol menyertakan tiga pemainnya dalam tim terbaik pilihan jurnalis L’Equipe. Masing-masing kiper Iker Casillas, Xavi Hernandez (gelandang), dan Fernando Torres (striker). Dari MU sebanyak empat pemain masuk daftar terbaik, sekaligus menjadi rekor terbanyak. Mereka adalah the twins tower Rio Ferdinand dan Nemanja Vidic. Bek kiri

Patrice Evra dan sayap kanan Cristiano Ronaldo. Barcelona memasukkan dua pemain yakni bek kanan Daniel Alves dan sang bintang Lionel Messi. Sementara Liverpool dan Inter Milan masing-masing satu pemain, Steven Gerrard dan Zlatan Ibrahimovic. Selain pilihan para wartawannya, L’Equipe juga membuat polling melalui internet untuk memilih 11 pemain terbaik 2008. Terlihat perbedaan yang mencolok meski beberapa pemain tetap menjadi pilihan utama. (Persda Network/ka)

TAHUN MERAH TAHUN 2008 segera berakhir. Berbagai prestasi gemilang tercipta sepanjang 12 bulan dari cadang sepakbola, baik di tingkat klub maupun tim nasional. Yang paling fenomenal adalah kiprah Manchester United. Klub raksasa asal Inggris ini sukses merebut tiga gelar bergengsi sekaligus; Liga Inggris, Liga Champions, dan Piala Dunia Antarklub. MU benar-benar menguasai dunia!

Di balik prestasi mengkilap tersebut, muncul sosok bintang bernama Cristiano Ronaldo. Berkat kontribusinya yang besar pada MU, CR7 pun diganjar empat gelar individu; Pemain Terbaik Dunia versu FIFPro, Pemain Terbaik Liga Champions, Top Scorer Eropa, dan Pemain Terbaik Eropa. Prestasi besar juga dicatat timnas Spanyol di Euro 2008. Tim yang sama-sama berkostum

merah seperti MU ini memenangi gelar Euro setelah 44 tahun. Tak salah jika tahun 2008 disebut tahunnya si Merah. Sementara dari Italia dan Spanyol, kekuatan dua negara tak berubah. Inter Milan tetap menjadi scudetto Serie A Italia dan Real Madrid menjuarai La Liga Spanyol. FOTO-FOTO: AP PHOTO

Cristiano Ronaldo meraih empat gelar individu

Manchester United juara Piala Dunia Antarklub Spanyol juara Euro 2008

Inter Milan juara Serie A Italia

Real Madrid juara La Liga Spanyol

Manchester United juara Liga Inggris

Manchester United juara Champion cmy k


MINGGU

28 DESEMBER 2008 / 30 ZULHIJAH 1429 H

NUSANTARA- LUAR NEGERI

Banjarmasin Post

13

Mayat Bergelimpangan di Jalan ■ Israel Bombardir Gaza ■ 120 Orang Tewas tersebut ditembakkan peGAZA, BPOST - Israel kembali menyerang tir juang Palestina yang bermakJalur Gaza. Sedikitnya 30 misil diluncurkan sud menghantam wilayah dari udara. Akibatnya 120 orang dilaporkan Israel selatan. Serangan ini buntut dari tewas dan 200 warga lainnya luka-luka. blokade Israel terhadap Gaza sejak November lalu. Sebuah konvoi bantuan kemanusianis. Sedikitnya dua orang siHal tersebut disampaikan an dari Mesir datang ke daepil tewas dan 30 lainnya terseorang kepala layanan amrah tersebut, Jumat. Bantuan luka. Paramedis sibuk mengbulans kepada stasiun televisi memasuki Gaza lewat pintu evakuasi para korban tewas Al Jazeera, Sabtu (27/12). perbatasan di Kerem Shalom dan luka yang bergelimpangMiliter Israel seperti biasa yang dikontrol Israel. an di jalan dengan ambulans. beralasan mereka melancarBulan Sabit Merah Iran Saksi mata mengatakan kan serangan terhadap ‘infrasjuga mengirim bantuan deserangan dilakukan dengan truktur teroris’. Pelabuhan ngan kapal. “Meski mendapesawat dan helikopter temGaza, sejumlah instalasi keapat penentangan dari rezim pur. Sebuah kawah besar termanan Hamas serta bangunan Zionis, kiriman ini akan mebentuk di tanah akibat bom. warga hancur. Asap hitam ninggalkan Bandar Abbas Serangan tersebut dilancar membumbung di atas Gaza. menuju Palestina pada Sabtu Israel untuk membalas temSerangan juga mengenai dan akan tiba dalam waktu 12 bakan mortir dan roket dari sekelompok polisi Hamas. hari,” kata seorang pejabat Jalur Gaza, Jumat. Dua gadis Juru bicara kepolisian HaBulan Sabit Merah Iran. belia di Beit Lahya, Gaza mas, Islam Shahwan, mengaKekerasan di dan sekitar Utara, bahkan tewas akibat takan serangan terjadi saat piGaza meletus lagi setelah rumah mereka terkena mortir haknya mewisuda sekelomgencatan senjata enam bulan yang salah sasaran. pok perwira muda. Kepala berakhir pada 19 Desember. “Korban tewas adalah SaPolisi Tawfiq Jabber meruKelompok Hamas mebah Abu Khussa, 12 tahun, pakan salah satu korban tenguasai Jalur Gaza pada Juni dan Hanin Abu Khussa, lima was. 2007 setelah mengalahkan tahun,” kata Kepala Layanan “Sedikitnya polisi yang pasukan Fatah yang setia paDarurat Gaza, Moawiya Hastewas di pihak kita ada 40 da Presiden Palestina Mahsanein. orang,” ujar Shahwan. mud Abbas dalam pertemSeorang pejabat medis di Israel juga membom tempuran mematikan selama beBeit Lahya mengatakan morpat pengungsian Khan Youberapa hari. Sejak itu wilayah pesisir miskin Wilayah Israel Wilayah Israel Wilayah Israel Wilayah Israel tersebut diblokWilayah Palestina Wilayah Palestina Wilayah Palestina Wilayah Palestina lade Israel. Palestina pun menjadi dua wilayah kesatuan terpisah — Jalur Gaza yang dikuasai Hamas dan Tepi Barat yang berada di bawah pemerintahan Abbas. Uni Eropa, Israel dan AS memasukkan Hamas ke dalam daftar organisasi teroris. (dtc/vvn/rtr)

NANGLUK MERANA Beberapa umat Hindu mengambil air laut yang diyakini dapat melebur wabah, hama dan kotoran saat upacara Nangluk Merana di Pantai Lebih, Kabupaten Gianyar, Bali, Sabtu (27/12). Upacara yang melibatkan ribuan umat Hindu tersebut bertujuan melarung hama atau wabah penyakit di areal pertanian sekaligus memohon kesuburan. ANTARA/NYOMAN BUDHIANA

Pakistan-India Makin Panas ■ Pasukan Pakistan ke Perbatasan ISLAMABAD, BPOST - Hubungan India dan Pakistan makin panas, pascaserangan teroris di Hotel Mumbai, India. Pakistan memindahkan 20 ribu pasukan dari perbatasannya dengan Afghanistan menuju perbatasan dengan India. Pakistan menempatkan 100 ribu pasukannya di daerah perbatasan dengan Afghanistan atas desakan Amerika Serikat untuk membasmi kelompok Islam militan yang dituduh menyerang pasukan Inggris dan Amerika Serikat di Afghanistan. Salah seorang juru bicara militer Pakistan mengatakan, keputusan memindahkan pasukan dan larangan untuk cuti bagi anggota pasukan, didasari oleh “suasana yang berkembang”. Bahkan kepada New York Times, beberapa pejabat militer Pakistan yang tidak mau disebutkan namanya, mengatakan manuver itu diambil sebagai respon

atas laporan intelijen yang mengatakan serangan India ke Pakistan bisa terjadi pada permulaan pekan depan. Dua pejabat intelijen Pakistan, mengatakan bahwa pasukan mereka di perbatasan dengan India saat ini sedang dalam status siaga tertinggi. Media Pakistan mengatakan bahwa pasukan-pasukan itu hanya sekitar 20 mil dari perbatasan. Pakistan menekankan negaranya tak akan melakukan serangan terlebih dulu. Namun, kepada kantor berita lokal, Perdana Menteri Pakistan Shah Mehmud Qureshi mengatakan mereka akan membalas serangan bila terpaksa. Agaknya kondisi ini membuat AS terlihat sedikit frustrasi. Juru bicara Gedung Putih Gordon D Johndroe meminta semua pihak menahan diri. Setelah serangan teror di Mumbai, bulan lalu, pemerintah India menyalah-

kan kelompok Islam militan yang berlokasi di Pakistan. Selanjutnya, kedua negara menggerakkan pasukan-pasukannya ke wilayah Kashmir. Dalam suatu kesempatan, Menteri Luar Negeri India Pranab Mukherjee yang sempat bertemu pihak Arab Saudi --aliansi setia Pakistan-- mengatakan Pakistan dan India seharusnya berfokus pada langkah-langkah memerangi teroris. India sendiri segera merespon manuver yang dilakukan Pakistan. Perdana menteri India Manmohan Singh, langsung menemui panglima angkatan darat, angkatan laut, serta angkatan udara India untuk mendiskusikan ‘kondisi keamanan yang sedang terjadi.” Hubungan bilateral Pakistan dan India memang banyak diwarnai oleh ketegangan. Keduanya telah terlibat tiga peperangan, sejak 1947. Yang dikhawatirkan, kedua negara ini sama-sama memiliki persenjataan nuklir. (vvn)


14

MINGGU

BANJARMASIN POST

Banjarmasin Post

Menjadi Wartawan... Sambungan hal 1

“Yang bekerja kawan-kawan, saya hanya dituakan,” ujarnya. Pak Jakob hendak ke Yogyakarta untuk menengok sang ibunda. Dia naik bus umum meski pakai taksi pun bisa. Saat itu taksinya omprengan karena belum ada taksi sebagus sekarang. Bus yang dinaiki tidak ber-AC. Bahkan Pak Jakob harus berdiri di pintu karena penuh sesak. Itulah gambaran sosok yang sederhana. zzz Ketika bergabung dengan Kompas pada April 1972, saya bertugas di Semarang sebagai koresponden. Seperti layaknya perwakilan koran Jakarta yang lain, Kompas juga belum punya kantor cabang seperti sekarang. Akibatnya tidak ada fasilitas apa pun yang bisa mendukung tugas jurnalistik. Mulai mesin ketik, kamera, sepeda motor, semua tidak ada. Saya harus banyak ‘numpang’ mengetik di mana saja. Sebagai mantan wartawan Kantor Berita Antara Biro Semarang saya agak beruntung, karena bisa dengan mudah meminjam mesin ketik kalau kebetulan nganggur. Teman koresponden koran lain ada yang menulis berita pakai tulisan tangan. Jika lagi dipakai saya harus lari ke kantor humas atau kantor lain. Begitu setiap hari sampai suatu saat Pak Jakob mengetahui cara kerja saya melalui surat yang saya kirim langsung kepada dirinya. Tidak menunggu lama, Pak Jakob membalas surat saya dengan tawaran pinjaman untuk beli mesin ketik. Luar biasa, jarang wartawan punya mesin ketik waktu itu, apalagi juga mempunyai kamera. Yang memiliki

sepeda motor masih juga bisa dihitung dengan jari. Maka jadilah saya wartawan ‘elite’ karena punya mesin ketik sendiri. Saya jadi lebih rajin menulis, karena ternyata mesin ketik tidak hanya memudahkan orang bekerja (waktu itu) tapi juga menambah semangat. Saya begitu bangga dengan Kompas, tempat saya bekerja. Setiap berita yang dimuat di Kompas selalu mendapat perhatian masyarakat. Pejabat saat itu belum merasa puas kalau beritanya belum dimuat di Kompas. Sebagai wartawan Kompas tentu saya sangat bangga dengan situasi seperti itu. Saya terus berusaha untuk mendapatkan berita terbaik yang benar-benar eksklusif, tidak ada di koran lain. Saat itu persaingan mencari berita masih sangat tajam. Koran akan bertambah nilainya jika beritanya bagus, selalu memuat terlebih dulu dibanding koran lain. Berbeda dengan sekarang. Hampir tidak ada berita eksklusif karena teknologi informasi memungkinkan peristiwa di daerah atau pelosok sekalipun, langsung bisa menyebar ke seluruh dunia melalui internet. Persaingan antarwartawan jadi terasa hambar. Tapi itu lah kenyataannya, kita tidak bisa melawan zaman yang terus bergulir. Pers lah yang harus mencari akal agar berita yang tidak lagi menjadi komoditas istimewa (karena tidak lagi eksklusif) tetap disukai pembaca. zzz Tidak pernah terbayangkan dalam benak saya bagaimana akhir petualangan saya sebagai wartawan. Saya enjoy saja dengan peker-

jaan berburu berita. Karena wilayah tugas saya meliputi Provinsi Jawa Tengah, saya harus mengetahui daerah itu dari ujung ke ujung. Saya coba untuk menjelajahi, kadang naik bus, kadang ikut pejabat dan terakhir dengan sepeda motor. Belakangan dikirim vespa dari Kompas (waktu itu belum ada ojek). Saya senang menjalaninya dan tidak berpikir untuk bekerja pada profesi yang lain. Bayangkan, Jawa Tengah saat itu terdiri atas 29 kabupaten dan enam kotamadia. Wartawan Kompas hanya ada dua, saya dan Mas Wargatjie (pensiun 10 tahun yang lalu). Apa pun yang terjadi di seluruh daerah, harus saya ketahui, entah dengan cara apa. Hanya ada telepon yang tarifnya mahal tak kepalang, atau ngintip di humas-humas, dan kalau perlu nguping percakapan di radio komunikasi ORARI. Suatu saat teman saya ada yang bertanya, “apakah kamu tidak ingin membangun masa depan?” “Maksudnya?” tanyaku. Ternyata yang dimaksud adalah mencari pekerjaan yang mantap dan saat itu pekerjaan yang terhormat adalah pegawai negeri sipil (PNS). Bukan sebagai wartawan yang dianggap tidak bisa memberikan masa depan. Saya pun dijanjikan untuk masuk kalau mau, tapi saya menolak. Bukan hanya itu, dari partai politik pun ada yang mendekati agar saya mau bergabung, bukan karena saya hebat tapi mungkin karena saya dari koran yang dibaca banyak orang jadi ada nilai lebihnya. Tetapi saya lebih senang menjadi manusia bebas agar saya bisa leluasa menulis, membuat laporan. Kebetulan saya termasuk wartawan yang dalam urusan menulis, kata orang, tidak mau diatur. Artinya sia-

pa pun tidak bisa memengaruhi. Ini memang prinsip yang harus dipegang oleh setiap wartawan. Menulis jangan hanya dengan pikiran tapi juga dengan hati, begitu kata seorang pengarang. Menulis dengan otak sekaligus hati akan lain hasilnya. Membuat laporan tentang kelaparan, misalnya, akan terasa gersang jika hanya menggunakan otak atau pikiran.

Ketika Gubernur Jateng (Alm) Ismail membuka arena judi di Semarang saya juga pernah digelandang ‘petugas’. Orang hanya berpikir matematis, kelaparan muncul karena gagal panen, lalu mengapa panen gagal, faktor hama, kekurangan pupuk dan seterusnya. Tetapi jika disertai dengan hati maka yang tertangkap tidak saja kegagalan panen tapi penderitaan rakyat, anak-anak yang kelaparan, kurang gizi, tidak bersekolah dan lain-lain. Sebuah nuansa kemanusiaan yang tak akan bisa ditangkap dengan mata dan otak akan tertangkap dengan hati. Cara menulis seperti itu yang coba saya ikuti karena akan bisa mengungkap hal ihwal lebih dalam. Saking nyamannya saya berkarya tak terasa tulisan sering bikin orang kebakaran jenggot. Tak hanya sekali dua kali saya diprotes orang. Pernah pada 1979 ketika saya akan meliput kelaparan di Kecamatan Wonosegoro, Boyolali (90 kilometer dari Semarang), harus kucing-kucingan de-

ngan petugas. Saat itu berita kelaparan sangat diharamkan karena bisa menjatuhkan citra penguasa orde baru. Sehingga pejabat kecamatan harus ‘ronda’ untuk menghalau ‘nyamuk’ pers yang mendekat. Daerahnya sangat gersang, panas terik dan sungai pun kering. Saya dan beberapa teman wartawan berkejaran dengan polisi pamong praja (sekarang Satpol PP) yang mencegat. Masuk ke jalan setapak di tengah rerimbunan alang-alang mereka tahu karena suara motor, nyemplung ke sungai yang kering penuh batu dikejar. Akhirnya kami mengalah, pergi tapi tidak lama. Kami datang lagi dengan berjalan kaki dan selamat sampai ke tujuan. Betapa menyedihkannya keadaan di situ, penduduk memberi minum kami air kelapa karena sumur-sumur kering. Kasus busung lapar pun tak bisa ditutupi lagi. Saya juga pernah punya pengalaman dengan tentara. Sekitar awal tahun 1980 saat saya mengikuti kunjungan Badan Koordinasi Keluarga Berencana (BKKBN) Jateng ke Sukoharjo, seperti biasa malam setelah seharian ke lapangan kami santai sambil cari makan. Pada saat menunggu makanan yang dipesan, datang dua orang berambut cepak mendekati. Mereka memperkenalkan diri sebagai anggota Kodim dan mendapat perintah untuk membawa saya ke kantor. Gawat, pikir saya. Saya pun di bawa menuju markas Kodim. Untung tidak ditahan tapi esoknya saya harus berurusan dengan pejabat Kodam IV Diponegoro. Urusannya juga berita yang tidak disukai. Saat itu pers memang menjadi bulanbulanan penguasa dengan ancaman breidel segala sehingga tidak bisa leluasa

Mengatur Tempat Contreng Korban Bisa... Sambungan hal 1

Presiden Terbitkan Perpu Pemilu 2009 JAKARTA, BPOST - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono segera menerbitkan peraturan pemerintah pengganti undang undang (perpu) terkait penyelenggaraan Pemilu 2009. Ada dua perpu yang direncanakan diterbitkan, yaitu perpu tentang pemberian tanda contreng dan perpu tentang persyaratan menjadi anggota panitia pengawas pemilu (panwaslu). Rencana penerbitan dua perpu itu muncul dari hasil pertemuan konsultasi selama

2,5 jam antara Yudhoyono, Wapres Jusuf Kalla, Ketua KPU Hafiz Anshary, Ketua DPR Agung Laksono, Ketua MK Mahfud MD, Ketua Baswalu Nur Hidayat Sardini, Ketua Badan Pemeriksa Keuangan Anwar Nasution dan sejumlah menteri. “Jika memang diperlukan, perpu akan dikeluarkan. Nanti dibahas lebih lanjut oleh tim yang akan menindaklanjuti,” ujar Yudhoyono. Menurut Agung, perpu soal

contreng dikeluarkan terkait pemberian tanda pada gambar atau nama calon. Ketentuan yang berlaku, pemberian tanda contreng di gambar dan nama, dianggap tidak sah. “Namun, pada Pemilu 2004, pemberian dua tanda gambar itu sah. Karena itu, akan diatur lebih lanjut dalam perpu,” ujar Agung. Perpu lainnya mengenai persyaratan menjadi anggota Panwaslu yang dinilai ketat sekali sehingga sulit mencari orang yang bisa menjadi anggota Panwaslu. (kps)

Kami seperti... Sambungan hal 1

Meski penetapan kawasan agropolitan sudah berusia enam tahun, hasil pertanian dari Kecamatan Basarang belum bisa dijadikan menjadi andalan komoditas daerahnya. Produksi terbanyak beras masih di kawasan penyangga, yakni Kapuas Kuala, Kapuas Timur, Kapuas Murung, Pulau Petak, dan Selat. Komoditas unggulan di Basarang justru pada potensi peternakan sapi dan ayam potong. Berdasarkan data pada Dinas Peternakan Kapuas pada 2008, Basarang memiliki potensi sapi sebanyak 1.976 ekor, ayam potong 117.406 ekor, dan kambing sebanyak 1.050 ekor. “Untuk seluruh Kabupaten Kapuas, populasi sapi di Basarang memenuhi 30 persen,” kata Kabid Bina Usaha Dinas Peternakan Kapuas Arief Hariadi. Memang, berdasar data yang dimiliki BPost, sebelum ditetapkan sebagai kawasan agropolitan, Basarang lebih dikenal sebagai kawasan sen-

tra produksi (KSP) dengan komoditas unggulan berupa ternak sapi potong. Bahkan, daerah itu juga dikenal sebagai kawasan pemasok ayam potong ke sejumlah daerah lain di Kalteng, seperti Pulangpisau, Palangkaraya, dan Sampit. Lantas apa artinya penetapan Basarang sebagai kawasan agropolitan? “Sejak dicanangkan sebagai kawasan agropolitan, rasanya belum ada program yang kami rasakan. Kami ini seperti dianaktirikan,” kata Kades Basungkai, Basarang, Syamsul. Dibanding desa lainnya di Basarang, Basungkai memang tertinggal. Jalan desanya belum memadai, sehingga angkutan hasil pertanian lebih mengandalkan transportasi air. Warga Basungkai sebagian besar hidup dari usaha pertanian dan perkebunan terutama rambutan. Namun, ‘sentuhan’ dan bantuan dari pemerintah setempat belum dirasakan oleh mereka. “Sebenarnya, warga kami juga ingin memiliki usaha sam-

pingan. Selain bertani juga beternak atau memelihara ikan. Tapi permodalan menjadi masalah utama,” ucap Syamsul. Kondisi agak lebih baik terlihat di Desa Maluen, Pangkalansari, dan Pangkalanrekan. Saat dikonfirmasi masih belum optimalnya pelaksanaan konsep agropolitan di Basarang khususnya Basungkai,Arief mempunyai alasan. “Karena pendanaan yang dialokasikan untuk program itu masih setengah-setengah, ya hasilnya belum optimal. Tapi paling tidak, kita sudah bisa melihat taraf hidup dan ekonomi warga Basarang lebih baik,” ucapnya. Dia pun bersikukuh pemerintah telah melakukan berbagai upaya seperti pembangunan pasar hewan, pasar rakyat, peningkatan sarana jalan dan infrastruktur. Benarkah? Syamsul mengatakan semua itu memang dilakukan tetapi tidak merata. Pembangunan infrastruktur masih diprioritaskan pada desa-desa tertentu. (ami)

Masih Tradisional Sambungan hal 1

Tak kurang dari 65 persen produksi beras Kalteng dipasok oleh Kapuas. Di kabupaten itu terhampar sedikitnya 76,793 ribu hektare lahan pertanian dengan jumlah produksi mencapai 500 ribu ton per tahun yang sebagian besar masih menggunakan sistem budidaya tradisional. Prospek perluasan areal

persawahan di daerah ini masih terbuka lebar karena potensi lahannya seluas 277 ribu hektare. Investor luar negeri pun tertarik menggarap pertanian di Kapuas. Pada pertengahan tahun ini, perusahaan dari Korea Selatan berminat membuka budidaya pertanian padi modern seluas 100 ribu hektare. Mereka akan menggunakan sistem mekanisasi de-

28 DESEMBER 2008 / 30 ZULHIJAH 1429 H

ngan peralatan dan mesin pertanian modern, mulai dari olah tanah, tanam, hingga produksi dan pascaproduksi. Gayung bersambut. Pemkab Kapuas menerima tawaran itu dengan menyediakan lahan. “Di antara untuk pertanian padi modern itu seperti di kawasan Pengembangan Lahan Gambut (PLG) sejuta hektare,” kata Mawardi di Palangkaraya, beberapa hari lalu (kps/kpl)

NET

NET

KEVIN RUDD PM Australia

YUDHOYONO Presiden RI

Sedangkan di Filipina sekali dalam beberapa puluh tahun. Koran itu juga mewartakan laporan tersebut membuat Perdana Menteri Australia Kevin Rudd dan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono sepakat membentuk pusat penelitian dan pelatihan penanggulangan bencana senilai 67 juta dolar Australia (sekitar Rp 500 miliar), yang kini dibangun di Jakarta. Fasilitas yang diperkirakan beroperasi pada April 2009 itu, bertujuan mengurangi dampak bencana alam dengan memberikan pelatihan terhadap para tenaga darurat, serta menyelenggarakan riset mengenai risiko dan ancaman bencana. Hasil penelitian GA itu diserahkan kepada Rudd dan Yudhoyono saat keduanya bertemu di sela-sela pertemuan para pemimpin APEC di Peru, bulan lalu. Doktor Alanna Simpson, pakar kebumian di GA,

mengatakan penelitian itu menggunakan data-data tentang bencana dan fenomena kebumian selama 400 tahun terakhir di Asia Pasifik. Dari data-data itu, dibuat model di komputer untuk memprediksi kerapnya (frekuensi) bencana alam dan wilayah-wilayah yang potensial terkena. Menurut Simpson, peristiwa bencana alam seperti gempa bumi dan letusan gunung berapi yang pernah terjadi pada masa lalu, akan terjadi lagi dan tidak berubah. Yang berubah hanyalah jumlah korbannya. Mengapa? “Ratusan tahun lalu, gempa bumi juga terjadi tetapi jumlah penduduk masih sangat sedikit sehingga jumlah korban pun kecil. Tapi sekarang, jumlah penduduk bertambah banyak, sehingga gempa bumi seperti yang pernah terjadi 100 tahun lalu, kini bisa menelan korban ratusan ribu bahkan jutaan manusia,” ucapnya.

menulis. Ketika Gubernur Jateng (Alm) Ismail membuka arena judi di Semarang saya juga pernah digelandang ‘petugas’. Pasalnya wartawan dilarang untuk meliput, bahkan nonton pun tidak boleh. Saya tak kurang akal, uang belanja istri saya bawa. Sampai di tempat, uang saya tukarkan dengan kupon. Kalau pulang kupon bisa ditukar lagi dengan uang. Saya tidak bermaksud berjudi tapi membeli kupon untuk mengelabui petugas yang rata-rata berbadan tegap. Pokoknya mengerikan. Karena lokasinya cukup luas, saya pun berjalan ke sana-ke mari untuk mengamati. Rupanya petugas tahu. Tampaknya dia sudah dapat informasi kalau saya adalah wartawan. Akhirnya saya ‘diinterogasi’, saya boleh di situ tetapi kuponnya digunakan untuk pasang nomor. Ya, untunguntungan, dari pada diusir saya pasangkan juga. Ternyata meleset dan sampai di rumah istri marah-marah gara-gara uang belanja habis. Saya geli tapi kadang juga marah dengan keangkuhan penguasa waktu itu. Saya juga pernah ‘disidang’ oleh petugas Laksusda, Ditsospol, Deppen, Kodam, Gubernur Jateng beserta humasnya. Intinya tulisan saya dinilai menyinggung gubernur. Untung, Pak Ismail bijaksana, menghargai Undang Undang Pokok Pers (waktu itu) sehingga tidak mau memaksa saya mengungkap sumber beritanya. Tapi tidak enaknya, dia bilang kalau tidak suka jangan lewat tulisan tetapi lebih baik berduel (berkelahi). Tentu saja saya tidak berani menghadapi tantangan jenderal berbintang tiga itu. Ada lagi cerita lucu. Suatu saat saya dapat tugas untuk menulis desa-desa miskin.

Simpson juga mengeluhkan banyaknya lereng gunung atau tepian sungai besar yang didiami manusia. “Itu yang membikin bencana makin mudah terjadi. Harus diperbanyak pendirian bangunan tahan gempa agar jumlah korban jiwa bisa dikurangi,” ujarnya. Peneliti bencana dari Institut Teknologi Sepuluh November (ITS) Surabaya, Amien Wdodo menambahkan, bencana alam geologis memiliki ketidakpastian yang sangat tinggi. Karena sifatnya yang sulit ditebak, maka diperlukan analisis statistik sebagaimana yang dilakukan GA. “Data-data yang ada di-

Saya ambil contoh sebuah desa yang lokasinya di tengah hutan jati, di Kecamatan Keling, Jepara (sekitar 80 kilometer dari Semarang). Saya naik vespa dan membawa jeriken berisi 5 liter bensin sebagai cadangan. Karena hari sudah mulai gelap saya putuskan menginap di rumah kepala desa. Saya terkejut ketika malam hari Pak Kades berkalikali memukul kentongan. Saat itu kentongan adalah alat komunikasi yang efektif di desa. Penduduk pun berdatangan, padahal tidak ada acara. Rupanya Pak Kades ingin saya berpidato memberikan pengarahan di depan rakyatnya, materinya terserah. Terpaksalah, meski belepotan kata, saya bergaya seperti pejabat yang sedang memberi nasihat kepada rakyatnya. Tentu ini hanya sebagian kecil kisah suka duka menjadi wartawan. Ini hanya sebagai gambaran betapa wartawan yang mencintai pekerjaannya tidak akan pernah merasa tersiksa meski harus berhadapan dengan penguasa yang garang seperti zaman orde baru. Imbauan untuk tidak memuat berita ini dan itu adalah makanan sehari-hari dan tahu sendiri akibatnya jika melanggar. Menjadi wartawan perang malah lebih jelas, tertembak itu risiko tugas. Tetapi menghadapi penguasa yang tamak saat itu benar-benar repot, bisa mati konyol, seperti kisah wartawan Bernas Yogyakarta, Fuad Muhammad Syafrudin (Udin). Dia tewas dibunuh orang tak dikenal Agustus 1996 karena tulisan-tulisannya yang tajam. Sebenarnya petugas tahu pihak di balik pembunuhan tapi tidak ada bukti konkritnya. Akhirnya kisah Udin membeku di laci petugas. (*)

kumpulkan dan kemudian disusun atau dikompilasi. Bila penelitian tersebut menggunakan data sepanjang 400 tahun, maka hasilnya memang bisa diperkirakan,” ucapnya. Bila dilihat dari posisi wilayahnya, Indonesia memang memiliki daerah-daerah yang rawan bencana gempa bumi, tsunami, letusan gunung dan tanah longsor. “Di sinilah perlunyacontingency plan, yaitu rencana tindak lanjut. Contingency plan ini berfungsi sebagai persiapan sebelum terjadinya bencana, saat dan pascaterjadinya bencana,” kata Amien. (smh/afp/ sry/tis/sko)

Dihantam 86... Sambungan hal 1

Saat mengikuti simulasi penanganan tsunami di Manado, Sabtu (27/12), Menko Kesra Abrizal Bakrie mengakui rentannya Indonesia terkena bencana alam. “Dari 86 kali tsunami, korban jiwa dan materi sangat besar dan tidak terhitung lagi,” katanya. Ical (sapaan akrab Aburizal) mengatakan banyaknya korban akibat tsunami dikarenakan belum adanya alat deteksi atau peringatan dini (early warning system). Contohnya, tsunami di Aceh, 26 Desember 2004 yang merenggut sekitar 200 ribu jiwa. Baru 11 September 2008,

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono meluncurkan sistem peringatan dini sebanyak 16 unit. Berdasar data yang dimiliki Bakorsurtanal (Badan Koordinasi Survei dan Pemetaan Nasional), sekitar 60 persen wilayah di Indonesia beserta kota-kotanya berada di wilayah patahan yang rawan gempa. Patahan yang paling berbahaya adalah patahan Semangko yang memanjang dari Aceh sampai Lampung sepanjang 1.650 kilometer. Wilayah yang aman dari patahan bumi yang bisa mengakibatkan gempa berada di Kalimantan. (kps/inl/kpl)

Pas banar, di dalam lip sudah ada tujuh ikung urang, jadi buhannya batalu kada salang mahadangi lagi, langsung haja babuatan. Tapi, baluman lagi lawang lip tatutup, datang saikung babinian nang langkar banar. “Kada muat lagi, Ding ai, sudah pas sapuluh ikung urangnya,” ujar Palui managur babinian naitu. “Inggih, kada papa. Ayu ha bubuhan pian badahulu,” jawab bibinian itu. Mandangar disahuti kaya itu, bagasut Garbus ka luar, mandatangi nang ampun suara. Langsung inya badiri di higa bibinian tadi. Samunyaan urang nang sudah di

dalam lip takajut. “Hau, napa maka ikam kaluar pulang, Bus?” ujar Palui batakun. “Ayu ha buhan ikam badahulu naik. Aku badudi haja, handak baimbai lawan ading naini. Kasihan kalu inya kada bakawal,” ujar Garbus. Tapi babinian tadi maninggalakan Garbus, mahancap mangalunyur ka dalam lip sambil baucap, “Kalu kacam itu, pian haja saurangan nang batinggal. Ulun handak badadas pang. Wan jua, kaina lip-nya mubajir kalu kada diganapi jadi sapuluh ikung urangnya.” Nasib... nasib...” ujar Garbus tapakalah saurang.(bpost/abr)

Batinggal Saurangan Sambungan hal 1

“Kada usah gair, Mak ai. Sa apa ada ganalnya rumah sakit naini. Kada bataha sasat jua ah kalu,” sahut Garbus sambil kaluar pada taksi. “Imbah naik ka lantai ampat, carii haja lagi ruangan Monster. Napa ngalihnya, Mak?” ujarnya lagi pina musti. “Huss!!” lakas Palui managur Garbus. “Ruangan Aster, Bus ai, ngarannya,” ujar Palui. Lalu buhannya batalu bamara ampah ka rumah sakit. Imbah sampai di muhara lawang rumah sakit, Tulamak batakun pulang, “Dimapa kita naik ka lantai ampatnya, Lui?” “Supaya kawa lakas sam-

pai ka atas, wan batis supaya kada panat, kita naik pakai lip haja, Mak ai,” jawap Palui. “Kada papa lah, Lui?” ujar Tulamak batakun pina gair. “Kalu ai kita takurung jua kaya urang sumalam,” ujarnya. “Insya Allah aman haja, Mak ai,” jawab Palui sambil tarus bajalan. “Kita umpati haja aturan urang. Kalu lipnya muat gasan sapuluh ikung urang haja, jangan kita buati bakajal. Kaina lip-nya bisa maraju,” ujarnya lagi manggayai Tulamak. “Itu ngarannya uper dusis, Lui lah,” sahut Garbus. Kada sa apa, buhannya sudah sampai di muhara lip.


Banjarmasin Post

| Minggu, 28 Desember 2008 | Halaman 15

Amien Rais Jadi Capres PAN Bosan Dibentur-benturkan

Yudhoyono-Mega Paling Kuat

DEPOK, BPOST - Sejumlah partai baru berani menyebut nama capres yang akan diusung pada Pilpres 2009. Namun partai sebesar PAN, justru memilih hati-hati.

KETUA Majelis Pertimbangan Partai Partai Amanat Nasional (MPP PAN) Amien Rais berpendapat, saat ini ada dua capres yang memiliki peluang paling kuat, yaitu Susilo Bambang Yudhoyono dan Megawati Soekarnoputri. Namun, dari kedua nama itu, menurut Amien, hampir tidak ada perbedaan dalam visi dan misi serta platform yang diusung. Keduanya bagaikan dua sisi dari mata uang yang sama. Amien mengatakan, Yudhoyono dan Megawati sama-sama penganut ekonomi pasar bebas atau ekonomi liberal. “Kalau satu dari dua nama itu terpilih, saya mengatakan tidak akan ada perubahan, hanya ada kontinuitas,” ucapnya dalam acara Orientasi Pemenangan Pemilu dan Deklarasi Amien Rais sebagai Capres PAN 2009, Sabtu (27/12) di Yogyakarta. Karena itu, diperlukan kekuatan alternatif sebagai penanding. Kekuatan alternatif bisa dibentuk dari koalisi parpol-parpol kelas menengah. “Saya terima dukungan itu. Cuma Anda harus tahu bahwa jalannya memang masih panjang. Bisakah kita mengumpulkan 20 persen kursi di DPR, dan 25 persen suara dari jumlah pemilih, kirakira kok kita belum nyampai,” kata Amien. (kps)

Maklum, penyebutan nama tanpa perhitungan matang bisa memicu perpecahan di tubuh parpol. Apalagi di tubuh PAN banyak tokoh yang layak bertanding di ajang pesta lima tahunan itu. Nama-nama seperti Amien Rais dan Din Syamsudin “PAN tidak santer disebut, seakan terpecah mentara Ketua oleh orang Umum PAN, Sutrisno Bachir dinilai luar. Nggak berniat pula menmungkin akan jadi capres. pecah” Lalu bagaimana tanggapan Sutrisno SUTRISNO BACHIR Bachir? Ketua Umum PAN “Kenapa dibentur-benturkan? PAN pada nantinya akan mengusung satu (capres). PAN tidak akan terpecah oleh orang luar. Nggak mungkin akan pecah,” kata Sutrisno. Sutrisno menegaskan, dengan persyaratan 20 persen kursi parlemen atau 25 persen suara agar bisa maju ke Pilpres 2009, maka PAN akan tetap berkoalisi. Capres yang akan diusung akan ditentukan pasca-pemilihan legislatif. “Tentunya memerlukan komunikasi politik dan negosiasi. Kalau partai lainnya yang berkoalisi kan juga ingin capres dari mereka. Kita kan juga. Nah itu nanti harus ada titik temu, capresnya siapa setelah tahu hasil PAN itu berapa kursi di DPR,” katanya. Sebelumnya, Sekjen PAN, Zulkifli Hasan mengatakan, nama capres PAN akan diumumkan pada hari ini, Minggu (28/12). “Ya, tanggal 28 Desember, PAN akan menyebutkan siapa saja capres-capres dari PAN,” katanya Apakah nama Ketua Umum PAN Sutrisno Bachir yang gencar beriklan juga masuk?“ Ah, Anda menjebak saja. Ketua Umum, masak enggak masuk?” ujarnya sambil tertawa. Jika Sutrisno Bachir belum memutuskan, PAN DI Yogyakarta kemarin justru mendeklarasikan pendiri PAN, Amien Rais sebagai capres. Ketua DPW PAN DIY Immawan Wahyudi mengatakan, pihaknya mengusung Amien Rais sebagai capres karena Amien Rais adalah tokoh reformasi yang masih konsisten. Amien diharapkan bisa menghidupkan kembali reformasi yang kini dinilai sudah salah arah dan mati. Immawan mengatakan, pencapresan Amien Rais tidak hanya didukung DPW DIY dan DPD PAN se-DIY, tetapi juga aspirasi keluarga besar PAN DIY, seperti Barisan Muda Penegak Amanat Nasional. “Alangkah naifnya kalau yang punya bapak reformasi justru tidak mengangkat beliau sebagai capres,” ujar Immawan.(kps)

Amien Rais

DI Kalsel umumnya memang memiliki banyak potensi alam. Sayang masih banyak yang belum dieksploasi. Karena itu dengan terpilihnya anggota dewan 2009 mendatang dapat mengembangkan Taufik Rahman, potensi alam yang melimpah tersbut. Bila Siswa SMA terealisasi, bukan hanya daerah yang mendapat pemasukan besar, masyarakat pun makin makmur bila potensi alam ini dikelola secara profesional. (ncu)

Beny,Karyawan

BPOST/NCU

HARAPAN kami bagi wakil rakyat yang terpilih 2009 mendatang bisa menjalankan tugasnya dengan maksimal. Tentunya ini harus dibarengi dengan tekad dan semangat untuk memajukan daerah. Kalau ada proyek ya usahakanlah bisa sesuai dengan target dan pembiayaannya jelas sehingga masyarakat pun senang karena daerahnya dibangun dengan dana transparan. (ncu)

Faisal, Guru

Usaha Lokal

Pendidikan Merata

PENINGKATAN ekonomi memang menjadi salah satu target dari anggota dewan kita yang terpiih 2009 mendatang. Karena itu perlu adanya upaya serius seperti membantu usaha usaha lokal yang masih kecil kecilan. Kan usaha tersebut cukup banyak di daerah kita seperti kerajinan tangan yang bisa diekspor. Selama ini pengrajinnya banyak yang tak punya dana. (ncu)

PENDIDIKAN adalah salah satu sektor yang cukp menentukan kemajuan daerah. Karena itu pendidikan ini sangat perlu diperhatikan anggota dewan kita. Wujudkan pendidikan yang merata baik di kota maupun di daerah sehingga generasi muda kita juga bisa bersaing dengan daerah lain. Kalsel sebenarnya memiliki banyak siswa yang potensial. (ncu)

BPOST/NCU

BPOST/NCU

Proyek Sesuai Target

Kembangkan Potensi Alam

Ikhwanol Muslimin, Guru

BPOST/NCU

DOK.BPOST

Tak Ada Sanksi KETUA Umum Partai Golkar Jusuf Kalla menegaskan, partainya tidak akan memberikan sanksi terhadap kader yang mencalonkan diri sebagai presiden. “Golkar tidak memberikan sanksi. Kalau mau mencalonkan diri, ya silakan saja,” kata Jusuf Kalla. Kalla mengatakan, ada dua hak asasi dalam politik, yakni hak memilih dan dipilih. Begitu juga bagi anggota Partai Golkar yang mempunyai hak memilih dan dipilih menjadi calon presiden. Hanya saja, kata Kalla, untuk mencalonkan diri menjadi capres, semua anggota harus mengikuti aturan di Golkar. “Semua ada aturannya. Kalau ingin jadi capres tidak boleh aktif di kegiatan tersebut di dalam partai,” tutur

Jusuf Kalla ANTARA/SAPTONO

Kalla. Lebih lanjut Kalla meminta agar kader-kadernya mendahulukan kewajibannya terlebih dahulu sebelum haknya. Di mana kader lebih mengutamakan untuk memberikan sumbangsihnya kepada partai, baru kemudian meminta haknya. “Itu cara penilaian partai kepada teman-teman yang mempunyai minat menjadi capres. Jadi perlu mendahulukan kewajiban daripada hak. Jangan dulu tanyakan apa yang partai berikan tapi apa yang Anda berikan kepada partai,” tutur Kalla.(kps)

1. HANURA

: 2.590 POIN

20. PDK

:

2. PKPB

: 5.510 POIN

21. REPUBLIKAN

: 450 POIN

3. PPPI

: 25.570 POIN

22. PELOPOR

: 310 POIN

4. PPRN

: 1.420 POIN

23. GOLKAR

: 5.350 POIN

5. GERINDRA

: 10.540 POIN

24. PPP

: 2.550 POIN

6. BARNAS

: 8.950 POIN

25. PDS

: 1.400 POIN

7. PKPI

:10.730 POIN

26. PNBK

:33.970 POIN

8. PKS

: 9.940 POIN

27. PBB

: 2.200 POIN

9. PAN

: 5.280 POIN

28. PDIP

: 3.060 POIN

10. PPIB

: 160 POIN

29. PBR

: 2.970 POIN

11. KEDAULATAN

: 5.760 POIN

30. PATRIOT

: 490 POIN

12. PPD

: 820 POIN

31. DEMOKRAT

: 18.900 POIN

13. PKB

: 2.620 POIN

32. PKDI

:

14. PPI

: 3.380 POIN

33. PIS

: 760 POIN

15. PNIM

:

34. PKNU

: 2.770 POIN

16. PDP

: 2.830 POIN

41. MERDEKA

: 830 POIN

40 POIN

80 POIN

40 POIN

17. PAKAR PANGAN: 3.560 POIN

42. PPNUI

:

50 POIN

18. PMB

: 10.850 POIN

43. PSI

:

50 POIN

19. PPDI

:

44. PARTAI BURUH : 390 POIN

30 POIN


MINGGU

16

Banjarmasin Post

Potret Diri

28 DESEMBER 2008 / 30 ZULHIJAH 1429 H

BANJARMASIN POST

Terima Cincin

Seribu Kenangan untuk Pak Pram

“Mampir ke Semarang, Ya...” H

Pramono BS. Kru redaksi dan karyawan Banjarmasin Post Group biasa menyapanya Pak Pram. Dia lah yang selama ini menjadi pucuk komando redaksi empat media yang berada di bawah naungan BPost Group --Banjarmasin Post, Metro Banjar, Serambi Ummah dan Spirit Kalsel. Tak terasa 25 Desember 2008 merupakan tahun keenam lebih empat bulan Pak Pram berada di keluarga besar BPost Group. Tepat pada tanggal itu Pak Pram yang genap berusia 60 tahun memasuki masa pensiun. Seribu kenangan bersama Pak Pram secara khusus digelar jajaran BPost Group di Hotel Rodhita Banjarmasin, Sabtu (27/12). Selain sejumlah karyawan, tribute untuk Pak Pram itu dihadiri Gubernur Kalimantan Selatan Rudy Ariffin, Wakil Bupati Barito Kuala Sukardhi, Kepala Kepolisian Kota Besar (Kapoltabes) Banjarmasin Kombes Wasito Hadi Purnomo dan juga para pengusaha serta relasi. Pemimpin Umum (PU) BPost Group HG Rusdi Effendi AR mengatakan acara tersebut sengaja dikemas guna memberikan kenangan kepada Pak Pram. Setengah bercanda gubernur berkomentar, “Kalau saja Pak Pram dua tahun lagi menjabat sebagai pemimpin redaksi, mungkin bisa mengantarkan saya kembali untuk jabatan kedua.” Menurutnya, peran BPost dalam memberikan kritik memberi manfaat bagi pembangunan Kalsel. “Media BPost Group menjadi salah satu pendukung untuk membangun pemerintahan yang lebih baik di Kalsel,” katanya Selanjutnya, Rusdi Effendi didampingi Pemimpin Perusahaan BPost Group A Wahyu Indriyanta serta Pemimpin Redaksi yang baru Yusran Pare memberikan cendera mata kepada Pak Pram berupa cincin berlian. Bersama Karyawan Sabtu siang, acara perpisahan Pak Pram khusus untuk karyawan dilaksanakan di Aula Palimasan Gedung

Malam Perpisahan

HJ Djok Mentaya lantai .V Dalam kesempatan itu tak hentihenti Pak Pram memuji jajaran BPost Group yang sudah seperti keluarga. Keakraban dan keramahan yang diberikan seluruh karyawan, membuatnya betah sehingga waktu enam tahun empat bulan yang ia jalani sepertinya baru kemarin dilalui. Di akhir kata-kata perpisahan, Pak Pram mengakui sebagai manusia pastilah ada kekeliruan dan kekhilafan. “Kepada seluruh karyawan, saya mohon maaf...,” ucapnya, lalu terdiam sambil menunduk. Direktur Kelompok Indopersda Primamedia Kelompok Kompas Gramedia H Herman Darmo menyatakan salut dan bangga atas kerja keras Pak Pram. Dari catatan Herman, belasan tahun Pak Pram rela terpisah dari keluarga, demi pengabdiannya. PU BPost Group HG Rusdi Effendi AR juga memiliki kenangan tersendiri dengan Pak Pram. “Kami sering ngotot-ngototan dalam beberapa hal. Tetapi semua itu masih dalam batas untuk pekerjaan dan kemajuan lembaga,” ujarnya.Salam perpisahan dari karyawan disampaikan oleh Redaktur Pelaksana BPost, Harry Prihanto. Harry mengungkapkan selama ini peran Pak Pram sangat besar dalam memberikan semangat khususnya kepada kru redaksi. “Pak Pram mendampingi kami bekerja terutama yang sesi malam sampai pukul 01.00 Wita. Pada saatsaat itu kami selalu berdiskusi bahkan berdebat menyangkut hal-hal yang akan disajikan di BPost esok,” ujarnya. Kedekatan Pak Pram dengan para karyawan tampak jelas saat salam perpisahan. Pak Pram yang saat itu didampingi istri, tak segan-segan memeluk satu per satu karyawan seperti seorang ayah kepada anak. Nyanyian perpisahan vokal grup dadakan karyawan membuat suasana makin haru. “Nanti kalau jalan-jalan ke Jawa, mampir ke Semarang, ya...,” ucap Pak Pram kepada setiap karyawan yang disalaminya. (ee/er)

Foto: banjarmasinpost/herry murdy hermawan

Selamat Jalan

Terharu

Maaf-maafan

Semangat Bersama


Saat Tepat Baca Yasin

hal

18

Banjarmasin Post MINGGU

25

28 DESEMBER 2008

17

JELAJAH RASA AFP PHOTO/ DAVID HANCOCK


18

MINGGU

28 DESEMBER 2008 / 30 ZULHIJAH 1429 H

RENDEZVOUS

Banjarmasin Post

Semarak Sambut Tahun Baru TAK terasa sebentar lagi 2008 berakhir. Seakan jadi tradisi, tiap pergantian tahun tidak dilewatkan begitu saja oleh masyarakat. Semua golongan bersemangat menyambut tahun baru. Cara menyambutnya pun beragam tapi pasti tidak jauh dari hal berbau hiburan. Lantas hiburan apa yang bisa dinikmati warga Kalimantan Selatan di malam pergantian tahun? Khususnya di Banjarmasin, ada banyak sekali jenis hiburan. Hampir semua hotel dan cafe serta tempat hiburan malam menyajikan tampilan khusus untuk menarik minta pengujung. Mulai dari menampilkan artis lokal sampai dari ibu kota. Seperti disajikan Rattan Inn. Hotel yang berada di kawasan Jalan A Yani Km 5,5 ini jauh-jauh hari merencanakan mengundang grup band asal Bandung, Java Jive. Fatur dan kawan-kawan dipesan khusus menghibur pengunjung hotel yang ingin bermalam tahun baru. Penampilan band dengan hits Kau yang Terindah itu bisa disaksikan dengan membeli tiket masuk Rp 500.000. Maklum, Java Jive khusus dihadirkan sebagai bagian hiburan malam tahun baru di Rattan Inn dengan tema Total Exotic Party New Year 2009. Acara itu digelar di Le Bistro Bar. “Prinsipnya kami ingin memberikan kenyamanan bagi pengunjung yang ingin menikmati tahun baru di sini. Maksimal hanya 120 tiket untuk menyaksikan penampialn Java Jive,” ucap Manager Public Relation Hotel Rattan Inn, Nanda. Nanda mengakui, dibanding tahun lalu perayaan tahun baru di Rattan Inn agak berkurang kemeriahannya. Namun, bukan berarti acaranya garing begitu saja. Pihaknya juga melibatkan anak-anak untuk berpartisipasi pada lomba fash-

ion show yang digejar sejak sore. Selain itu, ada konsep Gala Dinner di pinggir kolam renang. Acaranya dikemas dalam Countdown Party, dipastikan tak kalah seru. Ada home band Exodia yang mendatangkan lima penyanyi tambahan dengan jam terbang menyanyinya sampai ke luar negeri. Konsep serupa juga dilaksanakan manajemen Blue Atlantic Hotel. Di sana akan disajikan Romantic Dinner, Candle Light Party dan Cabaret Dancer. Bagi penyuka musik disko, sejumlah diskotek di Banjarmasin tak mau kalah dengan menggelar party countdown. DJ yang tampil pun diundang dari Jakarta. Panggung Terbuka Bagi yang tidak suka hiburan indoor atau lagi tak punya banyak uang, bisa bersantai di luar. Banyak hiburan gratis yang bisa dinikmati. Salah satunya adalah panggung terbuka yang dikemas oleh Indosat dan Sampoerna di Jalan Hassan Basry. Di dua panggung ini event bertajuk Parking Sound 2009. Dari temanya sudah bisa dibayangkan, pada panggung yang didirikan di halaman Gedung Wanita itu adalah tempat parkirnya para jawara band. Ya, ada sekitar 50 band berparade menghibur masyarakat hkususnya anak muda.”Kami juga tampilkan Maha Band sebagai penampilan spesial. Band, dancer, breaker. Semuanya gratis,” kata Ampu penyelenggara Parking Sound. (niz)

NET

Baca Yasin dan Tausyiah BAGI H Iberamsyah, malam tahun baru tidak harus dirayakan dengan pesta dan hurahura. Pengusaha Kalsel yang sukses di bidang properti ini, menilai malam tahun baru disikapi dengan kegiatan introspeksi dan memanjatkan doa untuk lebih baik ke depannya. Menurut dia, kencenderungan sebagian kalangan berduit yang biasa merayakan moment malam pergantian tahun baru dengan kegiatan pesta dan hura-hura, memang sulit dihindari. “Memang pesta tahun baru seperti telah menjadi budaya, yang terpenting bagi kita ada remnya, jauhi hura-hura” paparnya. Sikap senang hura-hura, paparnya harus dihindari terurama bagi pengusaha muda karena usaha tidak akan bisa berjalan dan terbangun jika individu pengusaha juga melakukan kegiatan maksiat dan hura-hura. “Kalau pengalaman bisnis saya kira cukup kenyang, dari usaha

H IBERAMSYAH Direktur Utama PT Bumi Alam Persada

BANJARMASIN POST/MADJI D

ADA Band di Murdjani BANJARMASIN memang segala pusat keramaian di Kalsel. Tapi Banjarbaru juga tak mau kalah menyambut tahun baru 2009. Di Kota Idaman ini, ADA Band tampil di panggung terbuka di lapangan Murdjani. Sebelumnya ada ucapan welcome new year dari Wali Kota Banjarbaru, Rudy Resnawan. “Awalnya karena ingin

NET

dagang, mebel, kontraktor hingga seperti saat ini, saya kira, jika usaha digabung dengan maksiat atau hura-hura, bagi pengusaha muda, yang pondasinya belum kuat, usahanya akan cepat rontok,” kata pemilik PT Bumi Alam Persada ini. Khusus untuk Kompleks Pesona Modern, Menurut Iberamsyah aktivitas merayakan tahun baru biasa dilakukan namun lebih kepada kegiatan selamatan dan syukuran dan diisi tausiah. “Bukan berarti sama sekali tidak ada kegiatan, sejak ada kompleks Pesona Modern, malam tahun baru, biasa kita rayakan dengan acara selamatan, syukuran dengan pembacaan surah Yasin dan tausyiah dengan melibatkan semua karyawan,” tambahnya. (ff)

memecah konsentrasi masa yang biasa tertumpuk di bundaran simpang empat dan di Jalan A Yani. Kami ingin sajikan panggung terbuka yang diisi ADA Band dan Spektrum di panggung terbuka di lapangan Murdjani,” jelas Ketua Dewan kesenian Banjarbaru, Ogi Fajar Nuzuli. Warga Banjarbaru bisa menyaksikan penampilan ADA Band

tanpa dipungut biaya. Sebelumnya, juga ada penampilan band-band lokal dan hiburan sulap. Arena nongkrong di kota Idaman ini pun, sudah pasti tak kalah riuhnya dengan Banjarmasin. Tidak hanya di lapangan itu, geliat dunia hiburan di kota ini juga digelorakan para pemilik kafe dan tempat makan lainnya. B Green Cafe misalkan, walau masih

dengan konsep yang tidak berbeda dengan malam-malam biasa, namun kemeriahan tahun baru juga diramaikan suara-suara merdu penyanyi andalannya. “Malam tahun baru masih kami isi dengan penyanyi dari B Green Cafe, juga ada parade 10 band terbaik di Martapura dan Banjarbaru,” kata pemilik B Green Cafe Wahyudin. (niz)

Vespa di Lambung Mangkurat

TIDAK sekadar nonton, namun berkreasi dan yang terpenting membicarakan harapan-harapan di masa depan. Itu lah yang bakal dilakukan para anggota komunitas pecinta vespa di Banjarmasin. Komunitas yang terbentuk dari kesamaan hobi menggandrungi vespa ini berencana awal 2009 harus dimulai dengan menjaga kerekatan di antara anggotanya. Banjarmasin eVspa Club berencana menggelar ajang kumpul-kumpul sambil saling berdiskusi tentang kemajuan organisasi mereka. Tentu saja, mengasah kreativitas dan harapan lain tak ketinggalan bakal dibicarakan pula. Tempatnya masih di NET lokasi nongkrong mereka yakni kawasan Jalan Lambung Mangkurat, tak jauh dari kantor pos besar. “Akan ada penampilan dari sound di vespa-vespa kami yang sudah dimodifikasi dan dikreasikan cukup nyentrik lah di malam tahun baru, sambil nongkrong di tempat biasa kumpul,” ucap Hendra, satu dari anggota komunitas vespa. (niz)

Maha Band BANJARMASIN POST/APUNK

Pamit Sebelum Go Nasional PENAMPILAN Maha Band di penghujung tahun ini, bisa jadi penampilan penutupnya di Banua. Personel band Donny (vokal), Nabil (keyboard), Nova (keyboard), Benny (gitaris), Dohonk (drum) dan etto V (bass) ingin pamit sebelum sebelum go nasional. Setelah penampilan mereka di Parking Sound 2009 di Gedung Wanita

Banjarmasin, Menurut Dony jadwal tur nasional Maha Band sangat panjang. Mereka pun berjanji, penampilan parking sound benarbenar spesial. Apa yang bakal mereka sajikan saat itu?“Masih lagu-lagu dari album pertama kami. Tapi aransemennya bakal berbeda dengan yang ada di

kaset. Jadi, jangan lewatkan penampilan kami ya,” kata Dony. Maha Band merupakan band asli Banua yang mulai merintis karir di tingkat nasional. Sebelumnya mereka tampil satu panggung dengan dengan Seventeen dan Ungu dalam tayangan langsung program SCTV : Hip Hip Hura Tangerang Jakarta. (niz)


MINGGU

28 DESEMBER 2008 / 30 ZULHIJAH 1429 H

RENDEZVOUS

Banjarmasin Post

Pilih ke Australia

Agenda Tahun Baru 2009 Jakarta

PERGANTIAN tahun 2008 ke 2009 akan dirayakan artis Carissa Putri di Melbourne dan Sydney, Australia. Selain sebagai pengalaman pertama berkunjung ke negeri Kanguru itu, kepergiannya juga dikabarkan akan ditemani oleh seorang teman istimewa. “Saya akan berlibur ke luar Jakarta, ke Melbourne dan Sydney, Australia. Karena kebetulan syuting juga libur, makanya saya manfaatkan waktu tersebut. Sekalian refreshing,” tegasnya. Carissa memilih Australia lantaran dinilainya cukup dekat dengan Indonesia, selain beberapa alasan lain terkait dengan waktu yang tersedia. “Paling dipilih karena dekat dengan Indonesia dan waktu yang digunakan juga cukup untuk itu. Saya baru pertama kali berkunjung ke Australia,” terang bintang film TARIX JABRIX ini. Kepergian Carissa ke Australia ini konon juga ditemani oleh seorang pria yang disebutnya tengah dalam proses pendekatan, meski Carissa membantah hal itu. Dirinya mengaku ditemani oleh beberapa anggota keluarga dan teman dekatnya, namun menolak untuk menyebutkan. “Saya sama keluarga dan teman-teman saja,” tegasnya membantah. Sementara terkait pergantian tahun, Carissa mengaku tidak banyak perubahan seperti tahun sebelumnya. Aktivitasnya akan tetap sebagai bermain sinetron dan film. “Tak ada yang berubah ya, saya ya seperti ini. Mudah-mudahan sih tidak ada,” katanya. (kpl)

● Vina Panduwinata Show di Hotel Sheraton Media

Jalan Gunung Sahari Jakarta Utara ● Koes Plus Show di Hotel Menara Peninsula

KAPANLAGI.COM

Jalan Slipi, Jakarta Barat

Baim dan Artika

Pisah Sementara PASANGAN selebritis Baim dan Artika Sari Devi terlihat begitu dekat. Keduanya kerap jalan bersama. Namun, berita yang beredar saat perayaan tahun baru 2009 nanti, keduanya berpisah untuk sementara. “Rencananya, akhir tahun kita pisah. Kita berdua masing-masing ada pekerjaan di tempat berbeda,” kata Baim didampingi istrinya, Artika Sari Devi. Kejadian itu bisa diterima Baim dan Artika. Walaupun sebenanrya mereka ingin tetap bersama. Keduanya sepakat untuk melakukan pekerjaan sendiri-sendiri. “Harapan kita berdua

kerja bareng. Tetapi ternyata rezekinya bedabeda. Baim di mana, akunya di mana. Tapi tidak masalah kok,” ujar Artika. Berpisah saat perayaan tahun baru 2009 nanti, tidak membuat Baim dan Artika pasang target untuk selalu bisa bersama di tahun 2009 mendatang. Tidak hanya untuk kehidupan pribadi, tetapi juga untuk urusan kerja. “Rencananya biar bisa selalu bersama, kita akan buka restoran bareng. Ditunggu saja. Sambil tentunya terus berusaha dan berdoa untuk punya anak,” tutup Artika yang disusul anggukan Baim, tanda setuju. (inc)

● Hotel Mulia, Senayan Jakarta ◆ Salju Buatan sampai 2 Januari 2009 ◆ The Boyz II Men Exclusive New Years Eve Concert ◆ Project Pop Show ● Taman Mini Indonesia Indah ◆ Hiburan Musik Gratis ● Sparkling Eve With Ruth Sahanaya and Glenn Fredly

di Mutiara Ballroom, Grand Melia Jakarta ● Mamma Mia! with Bjorn Again the ABBA Experience

di Ballroom The-Ritz Carlton, Pacific Place, ● Invaders-The Final Invasion “The Beginning of The And?” Last

New Years di Embassy Jakarta ● Live Grand New Years Eve 2009

di Dragonfly Jakarta

Bali ● Pesta Kembang Api di Pantai Kuta ● 1.500 Seniman Melepas Matahari Terbit 2008 dan Menyambut

tahun baru 2009 di Lapangan Puputan Badung, Denpasar

Yogyakarta ● 2009 New Years Eve Party Indiana Jones and the Lost

di Kedaton Restaurat Novotel ● Grebeg Besar di Alun-alun utara ● Java New Years Concert 2009 ◆ Ananda Sukarlan and Friends di Concert Hall-Taman Budaya

Carissa Putri

Yogyakarta

19

KAPANLAGI.COM

Mau Tausyiah atau Tablik Akbar MERAYAKAN pergantian tahun tidak hanya dilakukan dengan menikmati hiburan. Kita bisa juga menikmati malam pergantian tahun dalam nuansa relijius. Di Banjarmasin, ada beberapa tempat menggelar kegiatan keagaam pada malam tahn baru 2009. Seperti di Masjid Raya Sabilal Muhtadin Banjarmasin. Di masjid terbesar di Kalsel itu digelar acara Peribadatan Malam Tahun Baru 2009 bersama Kapolda Kalsel Anton Bachrul Alam pada Rabu (31/12) malam. Pengurus Badan Pengelola Masjid Raya (BPMR) Sabilal Muhtadin, HM Bayani mengatakan, kegiatan itu

dipimpin ulama berpengaruh di Kalsel KH Ahmad Bakeri yang juga mantan Ketua BPMR Sabilal dan KH Ahmad Zuhdiannor. “Jamaah diharapkan datang sebelum Maghrib, dan membawa perlengkapan ibadah,” kata HM Bayani. Peribadatan, dimulai dengan Salat Maghrib berjamaah, dilanjutkan Salat Isya. Antara kedua salat wajib tersebut, diselingi pembacaan syair-syair Maulid oleh KH Ahmad Bakeri bersama santri Pondok Pesantren Al Mursyidul Amin, Gambut. Jemaah juga melaksanakan Salat Tasbih, Hajat, dan Salat Taubat dengan

imam KH Ahmad Zuhdiannor. Dilanjutkan membaca Alquran Surah Yasiin, Waqiah, Al Mulk, dan Salawat Nariyah. Puncaknya acara di ruang induk masjid kebanggaan masyarakat Kalsel ini adalah tausyiah dari pengasuh Pondok Pesantren Al Mursyidul Amin, KH Ahmad Bakeri, biasa disapa Guru Bakeri. “Dengan acara tersebut, supaya muslimin tidak terlena dengan tahun baru. Mengingatkan kembali apa yang telah diperbuat di masa lalu. Bila ada dosa bertobatlah, sembari merenungkan dan merencana untuk kebaikan di masa depan,” ujar Bayan.

Tidak kalah menarik, momen pergantian tahun diperingati di Masjid Hasanuddin Majedie Jalan Brigjen H Hasan Basry Banjarmasin dengan acara tablik akbar di halaman. Takmir Masjid Hasanuddin, H Ifansyah, acara yang didukung Banjarmasin Post Group, berlangsung mulai pukul 21.00 Wita. Menghadirkan penceramah dari Jakarta Ustad Muhammad Noval Donggiyo Lc MA. Jemaah juga akan dihibur dengan pemutaran film layar lebar dan hiburan islami parade nasyid dari siswa SMAN 1 dan SMAN 3 Banjarmasin, serta kelompok nasyid Islamic Sight.

“Ini kali pertama kami melaksanakan, dan masih berkaitan dengan menyambut Tahun Baru 1430 Hijriah. Dengan mengambil moment Tahun Baru 2009 Masehi, semoga bisa menarik anak-anak muda masuk ke masjid, paling tidak ke halaman masjid,” kata Ifansyah. Memberi pengertian pada anak muda tentang pentingnya kehidupan, sebagai bekal menyambut tahun baru dan menghadapinya penuh optimistis. Bagi jemaah, juga tidak perlu khawatir lapar dan dahaga, karena panitia Masjid Hasanuddin telah menyiapkan 2.000 porsi bubur ayam dan air mineral. (hay)

Album Minggu Ini

Kesegaran Pop Jazz CAPRICORN (22 Desember-19 Januari) Pekan yang menyenangkan karena segalanya berjalan lancar, meski ada berita baru yang cukup mengejutkan. Pekerjaan : Berjalan lancar. Keuangan : Hadiah mengejutkan. Cinta : Dapat perhatian lebih. AQUARIUS (20 Januari-18 Februari) Anda akan mempertimbangkan sesuatu. Tak perlu terlalu mendalam, namun cukup rahasia. Seorang teman lama datang berkunjung. Pekerjaan : Ada kesalahpahaman. Keuangan : Lakukan secara hati-hati. Cinta : Berjalan lancar. PISCES (19 Februari-20 Maret) Anda tertantang melakukan perjalanan jauh karena ajakan teman. Tak ada salahnya mencoba, karena selama ini hidup Anda terlalu datar. Pekerjaan : Butuh penyegaran. Keuangan : Lakukan perbandingan laba. Cinta : Banyak kesempatan terbuka. ARIES (21 Maret-19 April) Hidup ini bagaikan roda, kadang di bawah kadang di atas. Kondisi Anda tengah berada di bawah dan berubah 180 derajat. Pekerjaan : Berubah drastis. Keuangan : Lebih mapan. Cinta : Cinta kilat. TAURUS (20 April-20 Mei) Hati-hati di hari Kamis dan Jumat, ada perasaan kurang menyenangkan. Butuh rencana matang dan serius. Pekerjaan : Jangan terpancing emosi. Keuangan : Pikirkan risikonya. Cinta : Hidup penuh romantisme. GEMINI (21 Mei-21 Juni) Diam-diam ada yang melakukan investigasi, karena mereka tidak percaya pada kemapanan Anda. Pekerjaan : Dicurigai atasan. Keuangan : Peluang besar. Cinta : Mendapat kepercayaan lagi.

CANCER (22 Juni-22 Juli) Jangan sampai terjebak masalah baru yang justru akan menyeret Anda ke dalam lubang yang lebih dalam. Pekerjaan : Ada masalah serius. Keuangan : Pastikan sebelum tanda tangan. Cinta : Tak ada harapan. LEO (23 Juli-22 Agustus) Tidak masalah jika Anda merasakan sedikit ketakutan, tetapi mulailah dengan rencana yang matang. Pekerjaan : Paranoid. Keuangan : Tahan diri, dong! Cinta : Bertemu pasangan baru. VIRGO (23 Agustus-22 September) Tetap tenang dan bukalah mata sejauh Anda bisa melakukannya. Keluarga memerlukan Anda, jangan kecewakan mereka. Pekerjaan : Dapat penghargaan. Keuangan : Jangan coba-coba! Cinta : Tak baik memendam perasaan.

SUKSES dengan album debut bertitel Ecoutez! (2007), band beranggotakan Delia (vokal), Ayi (gitar), Leo (bass), Jay (drum) serta Dan Iaz (keyboard) ini kembali dengan album kedua bertajuk Positive. Masih dengan konsep musik pop jazzy yang crunchy, Ecoutez (baca Ekute) menawarkan singel andalan berjudul Are You Really The One. Lagu ini terasa segar dengan ketukan nada yang cenderung mengarah ke komposisi medium-upbeat dan sama sekali tidak bertempo kendor justru lagu ini berkontur groovy. “Kesegaran itu juga selaras dengan konsep aransemen yang ditawarkan Ecoutez di album keduanya ini. Katakanlah pop yang dibalut aransemen jazz. Karena kami ingin musik Ecoutez bisa dinikmati siapa saja.” ungkap Levi ‘The Fly’ selaku Produser Eksekutif dari rekaman itu. Dengan pengolahan materi album yang dikerjakan di Studio 18 Jakarta, album yang seharusnya sudah bisa dinikmati setahun yang lalu ini agak sedikit mundur dari jadwal semestinya, itu dikarenakan adanya kendala teknis

KAPANLAGI.COM

dimana hard-disk komputer penyimpan data rekaman jebol. Akan tetapi, dengan jebolnya komputer itu jadi banyak hikmah berharga yang dapat mereka petik dari musibah tersebut “Banyak ide yang tadinya tidak terpikirkan muncul saat proses rekaman ulang. Misalnya di lagu ‘Mamamu’, ada

SinopSinema

Dua Wajah Pematung

LIBRA (23 September-22 Oktober) Salurkan hobi bersama tetangga atau teman kerja. Jika bersungguh-sungguh mencoba, energi akan kembali pulih. Pekerjaan : Santai sejenak. Keuangan : Mencoba peruntungan lain. Cinta : Makin dekat dengan si Dia. SCORPIO (23 Oktober-21 November) Minggu ini akan dilewatkan dengan pekerjaan yang kurang menantang. Siapkan diri menghadapi salah satu keluarga yang mengecewakan Anda. Pekerjaan : Kurang tantangan. Keuangan : Boleh berlega hati. Cinta : Anda harus tegas. SAGITARIUS (22 November-21 Desember) Jangan lupakan jasa orang yang sudah banyak membantu Anda. Tak ada manusia yang sempurna. Pekerjaan : Butuh bantuan atasan. Keuangan : Tak perlu bingung. Cinta : Sepenuhnya milik Anda.

penggunaan string dan sampling. Tadinya nggak kepikirkan” ungkap Ayi, sang gitaris. Overall, Ecoutez yang dibentuk pada tanggal 1 November 2005 di Jakarta, telah berhasil merampungkan 10 lagu ciamiik dalam kemasan energik serta diisi dengan kreativitas terbaik. (rlc/dtc)

Judul Jenis Pemain

: Pintu Terlarang : Thriller : Fachri Albar, Marsha Timothy, Ariyo Bayu, Otto Djauhari Tio Pakusadewo, Henidar Amroe Sutradara : Joko Anwar Penulis : Joko Anwar Produser : Sheila Timothy Produksi : Lifelike Pictures Durasi : 90 menit Rilis : 22 Januari 2009 Homepage : http://blog.pintuterlarang.com/

GAMBIR (Fachri Albar) seorang pematung sukses yang pamerannya selalu dipenuhi orang, karyanya dihargai semahal-mahalnya karya seni, media massa pun selalu memujinya. Orang lain pasti menyangka Gambir adalah manusia paling beruntung di dunia ini. Apalagi dengan istri perempuan karier yang cantik dan cerdas, Talyda (Marsya Timothy). Hidup sempurna tidak membuat Gambir puas, apalagi setelah dia mendengar berita tentang seorang anak yang dikurung oleh orangtuanya. Bukan hanya karena kasihan, Gambir merasa mengenal anak itu, dan anak itu sekarang tengah meminta pertolongan padanya. Sebuah pintu, yang disebut pintu terlarang akhirnya terkuak. Rahasia di baliknya membuat Gambir berubah. Pintu Terlarang itu bukan tentang anak kecil yang dikurung itu, tetapi juga tentang Gambir. Gambir punya masa kecil menyeramkan. Ibunya yang mantan pekerja seks komersial

itu adalah istri kedua. Gambir menjadi pelampiasan kebencian ibunya terhadap sang ayah. Sang ayah pun demikian, karena merasa Gambir bukanlah anaknya. Di balik kesempurnaannya, Gambir adalah sosok berpenyakit jiwa. Pintu Terlarang difilmkan dari novel Sekar Ayu Asmara yang rilis pada 2004. Namun skenarionya baru digarap sutradara Joko Anwar dua tahun kemudian. Dan jangan berharap cerita film adaptasi seperti ini akan sama dengan novelnya. Cuma Joko berpromosi bila film ini tak kalah dibandingkan dengan Panic Room arahan sutradara David Fincher yang dibintangi Jodie Foster, Kristen Stewart dan Forest Whitaker. Ceritanya begitu sederhana, tapi ketegangannya luar biasa. Pintu Terlarang atau judul bahasa Inggrisnya, The Forbidden Door akan diputar untuk pertama kalinya pada Festival Film International di Roterdam, Belanda, 21 Januari 2009 atau sehari sebelum dirilis di bioskop Indonesia. (shc/21c)


20

MINGGU 28 DESEMBER 2008 / 30 ZULHIJAH 1429 H

SENI BUDAYA

Banjarmasin Post

Karya: Helly Yulita

Sandiwara Dua Cerita Di bawah pegunungan Meratus aku bersandiwara tentang cinta dan air mata pada dunia dan seluruh penghuninya pada mereka yang bernasib sama dengarlah pagi ini aku berdendang manja tanpa suling atau gendang hanya dengan tepukan tangan kanan kiri kutepuk berkali-kali dari jauh tampak padiku sudah menguning berbaris rapi menunggu saat dipanen tiba butiran buahnya tampak berisi tidak seperti tubuhku, hanya tulang saja hingga aku malu dibuatnya. Aku berjalan menapaki sisi meratus irama langkah kakiku sama dengan semangat tepukan tanganku lagi, kanan kiri kutepuk berkali-kali di hadapanku air mengalir dari atas gunung kuhampiri, kulihat dan aku mulai merasa gemericik air yang lembut mengalahkan dendanganku kagum, kulihat lagi dan suaranya membuatku tidur. Manusia akan mengerti salah setelah dia merasa salah manusia akan mengerti rasa setelah dia tahu rasa begitu juga mereka, yang telah membuatku mati rasa membuat hidup seakan tidak punya makna hujan akan turun setelah langit berubah warna menangis setelah terjatuh, itu biasa setelah jatuh, berusaha tidak tenggelam itu luar biasa sampaikan kabar gembira pada malam hari bahwa sang fajar pasti datang mengusirnya dari puncak-puncak gunung dan dasar-dasar lembah kabarkan juga pada mereka yang kesusahan bahwa, pertolongan akan datang secepat kilatan cahaya dan kedipan mata kabarkan juga kepada mereka yang ditindas bahwa, kelembutan dan dekapan hangat akan segera tiba. Aku terjaga ketika matahari membelai kulitku sedang apa aku di sini aku lupa tentang sandiwara yang akan aku mainkan aku lupa alur ceritanya naskahnya pun lupa aku bawa, atau mungkin hilang kemana mungkin ada pencuri, sewaktu aku bermimpi kalian tahu ada di mana? Kirimkan karya puisi (minimal lima judul) dan cerpen beserta biodata dan foto ke redaksi Banjarmasin Post atau via email redaksi@banjarmasinpost.co.id dengan mencantumkan seni & budaya di pojok kanan. Setiap karya yang dimuat mendapatkan imbalan.

Elegi Iwan dan Ani oleh M Qamaruddin Shadie IWAN sendirian di rumah. Orangtuanya sedang pergi ke resepsi kawinan teman mereka. Wajah remaja itu tegang bercampur takut. Pikirannya kalut. “Aku positif hamil.” Itulah isi pesan singkat yang baru diterimanya dari Ani, kekasihnya. “An, kamu bercanda kan?!” semprot Iwan yang langsung menelpon balik sesaat setelah menerima SMS itu. “Tidak, ini beneran dan aku ingin kamu bertanggung jawab,” sahut Ani dari seberang telepon dengan suara lirih. “Kamu gila ya, kita kan masih sekolah!” Iwan emosi. Telepon langsung ditutup. Iwan mencoba untuk berpikir jernih, tapi tetap tidak bisa. Pikirannya kacau balau. Dia tak mengira akan begini jadinya. Dalam kekalutannya, berkelebat memorinya bersama Ani. Indah tapi berujung fatal! Tok tok tok! Seseorang mengetuk pintu. Dengan langkah gontai Iwan berjalan keluar dari kamarnya. Betapa terkejutnya dia ketika tahu siapa yang datang. Ani! “Masuk..,” ujar Iwan lemah. Ani masuk dengan kepala tertunduk. Mereka duduk berhadapan di ruang tamu. Belum ada yang memulai percakapan. Lama sekali. “Aku akan aborsi!” kata Ani akhirnya. “Tunggu, itu terlalu berisiko.” “Lalu, apa yang harus kulakukan?” “Aku akan bertanggung jawab,” kata Iwan mantap. * SOROT mata pak Kardi bak menghujam Iwan yang sedang duduk gelisah. Jantung Iwan berpacu dengan detik jam. Semua telah diceritakannya, dari awal hingga akhir. Tak ada yang terlewatkan. Pak Kardi, ayah Ani, masih diam. Iwan tak tahu apa yang sedang dipikirkan beliau saat ini setelah mendengar semua pengakuannya. Ani mengurung dirinya di dalam kamar. Dipeluknya bantal kesayangannya, hadiah ulang tahun yang diberikan Iwan tahun lalu. Bulir bening terus keluar dari mata indahnya. “Nak Iwan...,” akhirnya pak Kardi bersuara. “Bapak salut atas pengakuanmu. Kalau saja saat ini si Ani yang memberitahukannya, pasti sudah bapak pelintir lehermu.” Glek! Waktu seakan berhenti sejenak. Jantung Iwan semakin berdetak kencang. “Bapak rasa masalah ini bisa kita selesaikan secara kekeluargaan. Daripada menimbulkan kebencian di antara dua pihak, lebih baik kita menyambung tali silaturrahim. Yang penting sekarang, kamu benar-benar akan bertanggung jawab.” Iwan mendengarkan perkataan pak Kardi dengan seksama. Dia tak mau melewatkan satu kata pun. Walaupun Kardi menjelaskan dengan begitu tenang, tapi dari sorot mata beliau, Iwan tahu kalau pak Kardi sedang berusaha menahan marahnya. “I...iya pak...saya akan mempertanggung jawabkan semua kesalahan saya...,” kata Iwan terbatabata. Dia takut salah dalam ber-

ILUSTRASI/IVANOV

kata-kata. “Nikahi Ani!” tandas pak Kardi. Singkat dan padat. Cepat dan jelas. “Sebetulnya kalau ibunya Ani tahu akan kejadian ini, bapak yakin dia akan mengamuk. Tapi kau tak usah khawatir, biar bapak yang akan menjelaskannya. Lagian kamu kan tidak akan lari dan benarbenar bersedia untuk mempertanggung jawabkan kesalahanmu.” “Lalu bagaimana selanjutnya pak? Kami kan masih bisa sekolah?” tanya Iwan. “Itu bisa kita pikirkan bersamasama setelah pernikahan. Kau sudah memberitahukan hal ini kepada orangtuamu?” “Belum pak...” Suasana kembali sunyi. Pak Kardi menghembuskan nafasnya. “Sebaiknya kau cepat-cepat memberitahukan hal ini kepada orang tuamu. Jelaskan semuanya seperti kau menjelaskan masalah ini kepada Bapak. Katakan pada orangtuamu bahwa kau sangat menyesalinya dan telah bersedia untuk mempertanggungjawabkan semua kesalahanmu. Katakan juga bahwa kau sudah mengatakan hal ini kepada bapak. Beritahukan semua yang telah kita sepakati. Tapi apabila mereka tidak setuju dengan apa yang telah kita sepakati bersama saat ini, maka Bapak minta kepada orang tuamu untuk mencari jalan keluar yang lain. Yang pastinya bapak tidak ingin kamu lari dari masalah.” Pak Kardi berlalu dari hadapan Iwan. Beliau menuju kamar Ani. Tak tahu apa yang akan dilakukan

pak Kardi dengan anak gadisnya yang sudah tidak perawan lagi itu. Dan Iwan...dia masih terpaku menatap dengan beragam pikiran. * IWAN duduk termangu menunggu pelanggan. Hari ini jualan Iwan lagi sepi. Hanya ada satu dua orang yang datang ke kedai nasi gorengnya. Istrinya, Ani sibuk mengurus buah hati mereka, Randa. Sambil duduk di kursi, Iwan mengingat-ingat kejadian yang telah dilalui sebelumnya. Setelah ia melaporkan kejadian ini kepada ayahnya, tak ayal lagi ayahnya memukulinya habis-habisan. Ibunya pun hanya bisa menangis sejadi-jadinya melihat Iwan yang dipukuli. Setelah kemarahan ayahnya reda, barulah Iwan pun menceritakan kesepakatan yang telah disepakati bersama ayahnya Ani, pak Kardi. Ayah dan ibunya pun setuju. Memang tidak ada pilihan yang paling baik selain apa yang telah disepakati oleh pak Kardi. Selang beberapa hari kemudian, akad nikah pun diadakan. Tak ada undangan, tak ada pesta, tak ada hiasan-hiasan yang menggantung di dinding rumah. Setelahnya, hari-hari pun berjalan seperti sedia kala. Iwan tetap masuk sekolah. Sedangkan Ani hanya masuk sekolah beberapa bulan. Perutnya semakin membuncit. Jabang bayi yang ada di dalam perutnya semakin membesar. Otomatis Ani tidak bisa lagi menyembunyikannya kecuali beristirahat dan mengurung diri di rumah. Tapi apa mau dikata. Mulut manusia lebih mengerikan daripada

racun, lebih tajam daripada pedang. Berita kehamilan Ani menyebar luas seantero sekolah bak virus ganas yang menyerang sebuah kota. Tak ayal lagi, yang paling merasakan akibatnya adalah Iwan. Hinaan, cacian, dan makian terus menghampiri gendang telinganya. Memang ada beberapa temannya yang ikut prihatin dengan keadaannya. Tapi itu tidak bisa mengurangi deritanya. Malah para guru pun mulai bersikap acuh tak acuh kepadanya. Pandangan sinis selalu didapatinya setiap kali berjalan di sekolah. Tekanan batin yang menggunung. Siapa yang akan tahan dengan keadaan ini. Akhirnya Iwan memutuskan untuk pergi jauh dari sekolah, kota, semua yang ada di tempat ia sudah dibesarkan tersebut. Dia sudah berkompromi dengan Ani. Awalnya Ani takut melakukannya. Tapi dengan segala daya, Iwan terus meyakinkan Ani bahwa mereka pasti bisa menghadapi segala terjangan badai kehidupan walaupun tanpa bantuan orangtua mereka. Mereka pun pergi meninggalkan kota kelahiran mereka bersama bayi yang masih di dalam kandungan. Sungguh berat, tapi itulah kenyataan yang harus mereka hadapi. Dengan menjual motor dan tabungan yang mereka miliki, Iwan pun membuka sebuah warung nasi goreng di depan rumah kecil yang mereka sewa dengan biaya murah. Usahanya ini tak terlalu sukses, tapi paling tidak bisa memenuhi kebutuhan rumah tangga. Hampir satu setengah tahun sejak kejadian itu. Randa sekarang sudah bisa berjalan. Ani sangat menyayangi anak semata wayangnya itu. Iwan masih termangu menunggu pelanggan. Rasa sesal pasti ada muncul di hatinya. Menyesal karena tidak bisa sekolah lagi. Sekarang ia hanya memikirkan cara agar terus bisa mengganjal perut anak istrinya. Hanya warung nasi gorengnya yang menjadi penghasilan tunggal yang dimiliki yang terus menemaninya sampai detik ini. Iwan tidak tega menyuruh istrinya bekerja. Sedangkan Randa masih kecil dan masih memerlukan kasih sayang ibunya. “Mas! Mas!” suara itu mengejutkan Iwan. “Kok melamun sih? Aku pesan nasi gorengnya,” ujar perempuan yang sepertinya lebih muda dari Iwan tersebut. “Maaf mbak...silakan duduk. Sebentar saya buatkan,”jawab Iwan. Dengan cekatan Iwan membuatkan nasi goreng pesanan wanita tersebut. “Minumnya apa mbak?” “Teh hangat aja,” kata wanita itu santai sambil mengutak-atik handphonenya. Tiba-tiba Ani keluar dari rumah. Linangan air mata jelas terlihat. “Mas Iwan! Mas Iwan! Tolong Mas!” Ani menjerit. “Ada apa?” tanya Iwan cemas. “Randa mas! Randa! Kecebur di dalam sumur belakang rumah kita mas! Cepat tolong mas!” tangis Ani semakin menjadi. Piring berisi nasi goreng yang ingin diberikan kepada wanita tadi pun jatuh dan pecah. “Ya Tuhan...apakah ini hukuman dari kecerobohanku di masa lalu?” ujar Iwan membatin. * * Mahasiswa asal Banjarmasin yang sedang studi di Brunei Darussalam

Palui Never Die Homepage: http//www.banjarmasinpost.co.id : PT Grafika Wangi Kalimantan : SK Menpen No. 004/SK/MENPEN/ SIUPP/A.7/1985 tgl 24 Oktober 1985 Sejak Tanggal : 2 Agustus 1971 Direktur Utama : Herman Darmo Penerbit SIUPP

Pemimpin Redaksi/ Wakil Pemimpin Umum: H Pramono BS Redaktur Pelaksana: Harry Prihanto, Dwie Sudarlan Sekretaris Redaksi: Umi Sriwahyuni Manajer Produksi: Agus Rumpoko Wakil Manajer Produksi: Muhammad Yamani Koordinator Liputan: Dade Samsul Rais Staf Redaksi: M Iqbal Raziffuddin, Noor Dachliyanie Adul, Sudarti, Didik Triomarsidi, Halmien Thaha, Ernawati, Yenny Yanuarita, Kaspul Anwar, Ribut Raharjo, Fikria Hidayat, Mulyadi Danu Saputra, M Royan Naimi, Hanani, Burhani Yunus, Sigit Rahmawan Abadi, Anjar Wulandari, Anita Kusuma Wardhani, Mansyur, Urif Suhar Yanto, Ratino Taufik Biro/Perwakilan: Banjarbaru/Martapura: Syamsuddin (Kepala Biro), Herlina Lasmianti, Aries Mardiono Barabai: Khairil Rahim Tanjung: Mahdan Basuki, Pelaihari: Idda Royani, Tanah Bumbu: Moh Choiruman, Marabahan: Ahmad Riduan, Palangka Raya: Noorjani Aseran (Kepala Biro), Sutransyah, Faturrahman Kuala Kapuas: Mustain Khaitami Jakarta: Achmad Subekhi (Kepala Biro), Domuara Ambarita (Waka Biro), Murdjani, Antonius Bramantoro, Budi Prasetyo, Zulfikar W Eda, FX Ismanto, Heroe Baskoro, Johnson Simanjuntak, Rahmat Hidayat, Yulis Sulistyawan, Choirul Ariffin, Hendra Gunawan. Ilustrator/Karikaturis: Ivanda Ramadhani.

e-mail : redaksi@banjarmasinpost.co.id Pemimpin Umum : HG Rusdi Effendi AR Pendiri : Drs H J Djok Mentaya (1939-1994) Drs H Yustan Aziddin (1933-1995) HG Rusdi Effendi AR

Pemimpin Perusahaan: A Wahyu Indriyanta, Wakil Pemimpin Perusahaan/Bagian Promosi: M Fachmy Noor, Bagian PSDM/Umum: Tapriji, Bagian Iklan: Fahmi Setiadi (08115003012), Bagian Sirkulasi: Eko Wahyudi (08115000117). Alamat Redaksi/Iklan/Sirkulasi: Gedung HJ Djok Mentaya, Jl AS Musyaffa No16 Banjarmasin 70111, Telepon (0511) 3354370 (hunting), Fax 4366123, 3353266, 3366303 Bagian Iklan: (ext. 113, 114), Bagian Sirkulasi: (ext. 116,117) Hotline Langganan: (0511) 3352050 Biro Jakarta-Persda: Redaksi, Jl Pal Merah Selatan No 12 Lantai II Jakarta 10270, Telp (021) 5483008, 5480888 dan 5490666 Fax (021) 5495360, Iklan/ Sirkulasi: Gd Persda Lt I Jalan Palmerah Selatan No 1-4 Jakarta 10270 Telp (021) 5483008, 5480008, Fax (021) 53696583 Perwakilan Surabaya: Jl Raya Gubeng No 98 Surabaya, Telp/Fax (031) 5021779, Biro Banjarbaru: Jl Wijaya Kusuma No 11 Telp (0511) 4780356, Biro Palangka Raya: Jl Tjilik Riwut Km.2,5 Palangka Raya, Telp (0536) 3242361 Tarif Iklan: zDisplay Umum: Hitam Putih (BW): Rp 17.500/mmk Berwarna (FC): Rp 35.000/mmk zDisplay Halaman 1: Hitam Putih (BW): Rp 35.000/ mmk Berwarna (FC): Rp 70.000/mmk zIklan kolom/Duka Cita: Hitam Putih (BW): Rp 10.000/ mmk Berwarna (FC): Rp 20.000/mmk zIklan Baris: Rp 10.000/baris . Catatan: Harga belum termasuk PPN 10%. Harga Langganan: Rp 75.000/bln Percetakan: Alma Mater Press Offset Alamat: Lianganggang Km 21 Landasan Ulin Selatan Banjarbaru. Telepon (0511) 4705900-01 isi di luar tanggungjawab percetakan.

WARTAWAN “BANJARMASIN POST GROUP” SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER.

PANGGUNG teater di Kalsel tak akan pernah mati asalkan tokoh yang diusung benar-benar Banjaris, alias asli berkarakter Banua. Dan Palui sebagai ikon Bumi Lambung Mangkurat diyakini masih mampu merebut hati penikmat teater. Wataknya yang lucu dan pintarpintar bodoh masih laku dijual di panggung pergelaran sastra. Teater Awan Fakultas Tarbiyah IAIN Antasari Banjarmasin menegaskan mereka masih menyukai dan akan terus memakai Palui dalam pementasannya. Mereka yakin meski zaman sudah sangat termodernisasi dengan beragam tokoh-tokoh kartun dan cerita di televisi maupun internet, Palui tetap digemari dan dirindukan. Hal itu kerapkali mereka buktikan dalam pementasan. Walau Naruto atau artis secantik dan segagah apa pun juga, Palui tetap mendapatkan tempat di hati pecinta teater. Kekhasan Banjar, yang lucu, lugu dan asyik dipandang masih dapat merangkum keinginan teater menggugah permasalahan yang ada di masyarakat saat ini. Bukan sekadar asumsi, tapi itu terbukti pada festival teater di kampus IAIN Antasari Banjarmasin, Minggu (21/12) malam. Lakon berta-

ILUSTRASI/IVANOV

juk Tasipak Panci yang menceritakan kehidupan Palui yang telah dipoles dengan sedikit kekinian, ternyata benar-benar ampuh menyedot perhatian. Penonton memenuhi auditorium IAIN layaknya menyaksikan konser penyanyi atau band yang lagi naik daun. “Palui itu Banjaris banget dan saat ditampilkan selalu

mendapatkan tempat di hati penonton. Pokoknya Palui masih popular,” kata Edo, sutradara pementasan itu. Ditambahkan Nazar Anugerah atau yang kerap disapa Nunu, teaternya ini memang sengaja memasang Palui sebagai ide utamanya. Apalagi, teater Awan memang beraliran realis yang lebih mengedepankan tradisi.

Grup ini malah telah mengagendakan pementasan tokoh Palui setiap dua bulan sekali. Dengan tekad dan keyakinan Palui tak kalah bersaing dengan kemajuan tokoh-tokoh cerita lainnya, teater awan melangkah memastikan teater mereka tidak bisa lepas dari Palui, Garbus, Tulamak dan lainnya. (niz)


MINGGU

28 DESEMBER 2008 / 30 ZULHIJAH 1429 H

KOINPRO PT DHARMA LAUTAN UTAMA ARMADA PELAYARAN NASIONAL

JADWAL BULAN DESEMBER 2008

NO.

HARI

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.

Minggu Selasa Kamis Sabtu Sabtu Senin Rabu

TANGGAL BERANGKAT JAM

21 Des 08 23 Des 08 25 Des 08 27 Des 08 27 Des 08 29 Des 08 31 Des 08

22.00 Wita 20.00 Wita 18.00 Wita 19.00 Wita 20.00 Wita 20.00 Wita 21.00 Wita

Catatan : 1. Jadwal sewaktu-waktu bisa berubah 2. Calon penumpang dimohon hadir 2 jam sebelum kapal berangkat

DARI

KAPAL

KM. Kumala KM. Kumala KM. Kumala KM. Kumala KM. Dharma Ferry III KM. Kumala KM. Kumala

Banjarmasin Banjarmasin Banjarmasin Banjarmasin Batulicin Banjarmasin Banjarmasin

TUJUAN

Surabaya Surabaya Surabaya Surabaya Makassar Surabaya Surabaya

Informasi hubungi :

PT DHARMA LAUTAN UTAMA

Jl. Yos Sudarso No.4 Blok C Banjarmasin Telp. (0511) 4410555 (Hunting) Fax. (0511) 4410488 Layanan SMS 0813 494 78098 & 0811 379 379

Banjarmasin Post

21


22

MINGGU

28 DESEMBER 2008 / 30 ZULHIJAH 1429 H

Banjarmasin Post

BANJARMASIN LOWONGAN Dcr. Sekretaris/Keu SMA sdrjt max.28 th, T.A Sipil/Arstektr (P/W) max.30th S1 Sipil/Arstktr. Krm ke PO.BOX 630 BJM selambtnya 1 mgg stlh ikl trbit. 827440

Dcr. Kary.utk Salon yg berpengalamn dn bs Creambath. Hub.Ungi 0819529 28166/081349668238.

DIJUAL TANAH

PELUANG BISNIS

HANDPHONE

KURSUS

ELEKTRONIK

PERCETAKAN

Dibuka lg kav.baru uk.10x22 Um.200rb ccl 100/bln Jl.Brigjend H.Hasan Basri Km.13 Rt.8 Handil Bakti CV.Mitra Syariah 7750106-7462551-0813490 41718.

RIYAL.....DOLLAR......RINGGIT . Hub. (0511) 3356055,6205000 Jl.Haryono MT No.16-20, Lobby Hotel Barito, Bjm.

Promo 1200=295 ,1208=345,1650= 465,2600=735,2630=755,3 110= 1085,3500=1330,5000=1005,5200= 1170,5300b=1535,7310=1725,n73=2870. Call 7101945.

TECHNO FLASH pengalaman sejak ’05. Teknisi HP Hardware & Software sampai bisa, 600rb, sedia penginapan luas daerah, Jl.A.Yani Km.39 samp. Partai Hanura Kab.Banjar Ruko No.10 Mtp. 7512089/08134833118.

PS 2 DVD (10 kaset+2 stick) 1,550rb, PSHD 2,5jt,service,isi Game,tukar tambah Jl.Skip Lama Blkg Kampus STIENAS 7408122/081351988822.

Kal 2009 -udg-stiker-brosur-kotakamplop-payung-kaos-baju-nota-IDspanduk-tas-Agenda 09-Nov. 7317654.

825463

Tnh uk.31,8mxP.352,5 (SHM) pggr jl. Jl.A.Yani Km.12.200 Gambut. Berminat Hub.AYU (0511) 3360088. 021208

Dibthkan sgr Pramusaji Wanita/ Pria,max.25th. Diutamakan lulusan SMK Tataboga. Hub. 7493888.

Djl.cpt tnh 20x19m2 hrg.65jt nego bs separo Manarap Km.8 sebr.Prm. Dwina (0511) 7726767/085251967 789.

827663

826922

Dibthkan sgr AA (P/W) min.20th, domisili Bjb-Mtp mau bekerja Shift. Hub/antar lmrn. RSIA Mutiara Bunda Jl.Taisir No.2 (belk.Apt Murah) Mtp. (0511) 4721901.

Djl.cpt tnh kosong plasma sawit segel/SHM lok.Kab.Banjar hrg.nego. Hub.081251242009.

827604

827717

Dibthkan sgr Tng Pemsrn/Marketing Pria/Wnt max.32th min.D3 siap training. Krm lmrn,CV,Ft terbru ke PO.BOX 531 BJM. Plg lmbt 2 mgg stlh iklan. Cntmkn kode (Mkt) dknn atas amplop dtjkn Up.Bp.Elpani 2. 827700

Dcr.max.S1 Eko ,min.D3/SMA,single, diutamakan berpengalaman,mahir Komputer,usia max.30th,mkn+ transport diluar gaji. Krm ke PO.BOX 508. 827725

Dcr. Mekanik Spd.Mtr berpenglmn, bersedia ditemptkn di Teweh-Kalteng. Hub.Barito Motor Jl.Veteran HP.08134 8042008. 827709

Dibthkan Karyawati min.SMA/sdrjt bs Komp. Hub.CV.Adkom Bjm Jl.Komp. K.Tangi 2 Jlr.2 No.34 Rt.15 6146308. 827737

Dcr. Karyawati pnmpln mnrk,bs Komp.& Pembukuan Max.Studio Jl.Sultan Adam Ruko No.12 Bjm. 827749

AJ MEGALIFE bth Kary/ti , min.SMU. Lmrn antr lsg ke MT.Haryono (Dep. Hotel Barito) Lt.3. Hub.Wulan 08524 9598161. 827790

Karyawan pend.min.SMU berpnmpln rapi,memp.kend.send.SIM C. Lamaran dibawa Jl.A.Yani Km.39,5 No.47 Martapura. 827811

Dcr. Kapster utk rmh kecantikan “Muslimah Aisya” diutmkn berpenglmn. Hub.08125068088. Plg lmbt 31 Des.’08. 827828

Dicari Score Girl,Cleaning Servis . Datang lsg ke Hasan Basri 2/3/4 Rt.18. 825618

Dibthkn: Tng.Gudang & Umum ,SMA sdrjt,blm mnkh,jjr&pekrj krs. Lmrn ditjkn ke: Apt.Sumber Sehat Jl.AES Nasution No.11 Bjm. 827873

Dcr.Wnt u/CS single,SMK/sdrjt,kerja keras&jujur. Krm ke PM Jl.Kamelda 111A 3268155, max.1 mgg. 827846

Dcr. Karyawati yg berpengalaman utk Salon khusus wanita. Hub.Salon Vinda 7677800. 827853

Dibthkan Instr.Bhs.Inggris D3/S1 diutmkn yg berpglmn. Krm lmrn & CV ke IPTEC Jl.Adhyaksa Komp. Pertokoan K.Tangi Blok R15/Blkg UFO, sblm Tgl.8 Jan.’09. 271208B

DIJUAL RUMAH Permhn T36=90jt T45=105jt Lt 10x20 UM Ringan hrg nego di Km 8,2 msk Manarap Hub 081349770768. 301108-G

Dibgn rmh T.70 & T.100 Jl.A.Yani Km.7 (Blkg Showroom Sinar Motor) & Simp.Tangga Komp.PLN Ujung.hrg. nego. Hub. 0511-7463388/0811503 151. 827032

Djl/disewakan Bangunan cck u/rmh mkn,ktr,mess+perabot. Fas.lkp,tepi jl.raya Handil Bakti. Hub.0811511911 (TP). 827082

Rmh Jl.Sei.Lulut Km.8,4 Komp. Suaka Indah Lestari Rt.14 No.14D hrg.65jt. Hub. 7429642/0813485 65604. 827237

Rmh baru permanen Lt.10x20,SHM, 3KT,1KM,1 WC. Jl.Sultan Adam . Hub. (0511) 6240606. 827433

Djl.cpt rmh,murah,BU,siap pakai,tmpt stratgis,aman&nyaman di Komp.Bumi Mas Citra No.81,Jl.A.Yani Km.4,5 . Fas.AC,PDAM,PLN,Telp,Car Por t. Berminat Hub. 081225251616 maaf TP. 827630

Cpt rmh br T.130 SHM Jl.Komp. Meranti 9 K.Tangi 3KT,3KM,WC, dpr, trls,pgr,grs mbl,PLN,PDAM,hrg.nego. 081351913768. 827659

Uang muka 5jt T.36 dll (bata,sm permanen) Komp.Tmn Citra Raya Hdl Bakti kav.tbts. (0511) 3305260/ 7708666. 241208A

Rmh ulin tkt.2 hrg.275jt Jl.Melati 4 Gg.Angsoka 4 Rt.6 No.16 Kebun Bunga A.Yani Km.3,5 Bjm 3253621 H.Syah.

161208F

827799

826004

Avanza VVTi biru Tipe G wrn hitam 2 unit,hrg.146jt nego. Hub.08125093625 Flexi 7510580. 826538

Szk Carry Th,’96 silver met,AC, Tape,VR,Pjk baru,hrg.Rp 37,5jt/nego. Hub. 7315197 TP. 827128

Avanza G VVTi 06/07/08 baru htm hijau blue aqua silver. Jazz Vitech ’07. Hub.Showroom H.Amiruddin (0511) 7453538/3265383. 827245

Honda Jazz VTec Th05 Silverstone & Avanza VVTi Th07 Hitam Hub 7474 554 / 0811505997. 211208-F

Honda CRV Th07 Silverstone & Krista Th03 Silver Full variasi Hub 7474554 / 0811505997. 211208-G

2 unit Toyota Avanza G Th05 & ‘06 Hitam, siap pakai, Km rendah, pajak bln 9 & 8 hrg 123jt Hub 7480481 TP. 211208-I

Djl. Tyt Avanza E Th.2006 silver asli Banjar Rp 115jt. Hub.087815208009. 827481

Djl. Tangki BBM (ex Solar) 5000 L baru 4 bln pakai,hrg.nego. Hub. (0511) 7713567 TP (Banjarbaru). 827501

Kjg Jantan Th.’90 AC double,brg orisinil kond.brg 75% Speat hrg.45jt nego. Hub. (0511) 7372210. 827586

Honda Nova Th.’88 wrn biru met. Fas.AC,VR,MP3 Audio body/msn terwt bs TT hrg.nego. 08125025253/7372 233. 827557

Kijang Diesel LF Th.2002 wrn merah met,istmw,surat baru hrg.Rp 105jt nego. Hub.08125113263. 827617

Carry Pick Up 15 Th.’04 biru pajak baru A.n.sendiri jarang pakai mls sekali hrg.60jt nego. 7508310. 827629

Katana GX ‘96 wrn hijau metalik. Fas.lkp.CL,siap pakai,hrg.52jt nego. Hub.08164565119 tanpa perantara. 827640

Innova G htm Th.05 gress 155jt nego, Xenia Li Th.’04 coklat met 1000cc ist.Km.27rb hrg.96jt nego. 7505892. 241208

Escudo Nomade ‘98 merah met+ Gold,orsnl,AC dgn,VR,PS,PW,CL, Alarm, Pwr Audio,kond.bgs,93,5jt. 7668008/081351255709. 827692

Feroza ‘95 2 wr n,AC,VR,BR,TP Kenwood,siap pakai,mls,hrg.46jt ngo. Hub. 3366506/7369649 TP. 827712

Yaris 5 merah ’06 Akhir (bln 12), Avanza htm ’07 mulus. Minat Hub. 7311661/7491100. 827724

Escudo Th.’94 biru metalik,Variasi lkp+Audio,Pjk 1th,hrg.nego. Hub.0819 52986089.

Kost utk Karyawan/ti . Fas.AC/TV,kmr mandi dlm, daerah Kayu Tangi Bjm. Hub. (0511) 7156671. 825764

Rmh Tk.2 kmr 3 permanen lantai kramik Komp.Rahayu Pembina 4 . Hub. 0511-7477168/7768283/6205 161. 827457

Terima kost. Fas.lkp, Jl.Meratus Komp. Griya Amalia No.31. Hub. 081351853739. 827550

Rmh+hal luas. Fas.lkp (bs utk Ktr) Jl.Kelapa Gading No.1A (Gatsoe) . Hub. (0511) 3257198/0813483322 44.

827779

Ingin punya usaha BURGER hanya Rp 5jt, KEBAB 10jt. 3 bln balik modal. Alat lkp+training. Hub. 7484642. Investasi sgt prospektif. Lahan Plasma Sawit.lok.Kab.Banjar. Hub. (0511) 7566515/081351597989 No. SMS. 827805

827809

Jazz VTec ’07 (ABS,EBD,BA,Airbag) Manual , silverstone Km.20rb+Ass Allrisk 1th. Hub. (0511) 7417099. 827869

Over krdt Isuzu Panther ‘01 LV, silver, siap pakai,byr 4x3260jt/bln. Hub. (0511) 7526733/081348864553.

827816

Karimun 00. Feroza 94/95 Biru Abu2 Hnd Civic Wonder 87 Lkp,CD DVD VCD MP3 34jt Hub 7416023 / 75623 55. 251208-H

Avanza G VVTi Th07. Blue Aqua 134jt nego. Carry 1.0 Th91 Hitam 21jt nego Hub 7558239 / 081348147519. 271208-B

DIJUAL SPD MOTOR Hnd.Kharisma D Th.’03 Pjk hdp,wrn biru,Km.sedikit,msn standard,hrg.Rp 6,8jt nego. Hub. 6168269. 231208.

Honda CBR 150 R Th.’07 hitam, Km.±5000,body mls,Var lkp. Hub. (0511) 7340551 hrg.nego. 827730

Satria F Th2006 bln Desember pakai stater Hitam Abu2 Hrg 14,5jt nego Berminat Hub 0511-6140707.

SERVICE KOMP. jaringan,kursus privat & pemesanan Software Database siap pakai u/Minimarket, Tk.Ponsel,Rest 7729838.

Jual mcm2 CD/DVD Blank hrg.murah, kotak CD/DVD,Photo-Glossy,InkJetpaper.Mlyni partai&eceran,transfer VCD&DVD. TOTO/JAYA DISC COMP 3267668/7712688. 824883

Internet murah di rumah , Unlimited/ sepuasnya 100rb/bln. 512kbps.www. bagusnet.net.id 7661248. 826159

SERVICE KOMPUTER : Tehnisi ke rmh Anda. Hanya Rp 50rb lbh praktis, mrh & bergaransi.Hub.081351144123/ (0511) 6207123. 826175

PELMA P4\256/30GB/CD/17"=1,6jt P3-1GB/128/30/CD/17"= 1,3jt P4 LGA HD 6/10/30 SDRAM DDR Mon 15" New dll Hub 7429944 826685

HEBOH... Pkt Komp.baru u/krj, Gamers, Warnet=2jtan,Laptop Forsa, Toshiba,Acer dll. Hub.CV.MUSTECH JAYA COMP (0511) 7330089-0813 51438795 stock terbatas! 827031

Bursa Komp.bks P4-1.7/256/20/Mon 15"=1450, Ready Notebook & PC Computer baru,hrg.spesial. Hub. 7463730/6146308. 827087

SOFT OPENING SURABAYACOM Cab. Banjarbaru spesialist Printer& system infus. Jl.A.Yani Km.33 (dpn STIBA) 4785099 dptkn hrg.promo. 827388

BERLIAN COMP . P4 2,8-256 20GB Mon 17" KM=1,6jt. Monitor/HDD/ Accesories Komp.baru/bekas dg hrg. yg murah. Silahkan buktikan. Hub. (0511) 7338666. 827829

HANDPHONE

825802

Sedia Chip M-Kios hrg.bersaing. Hub.SAHABAT PONSEL Jl.A.Yani Km.1 No.37 7406720,7452526, Ada HP bekas. W619,N96,N73,N95, G900, N70,W960,K810,65S,N82,N81. 826148

GADAI HP Praktis & murah,jual/beli& servis HP. Permata Ponsel Jl.Veteran (sebr.Prima Vision) 7580087/0813 51912232.

826576

BLESS-CHIP ALL OPERATOR , sangat murah,lancar&komplen mdh, S5/10/20/50=5,9/10,6/20/49,250;AS5/ 10=5,9/10,6;Flx 10/20/=10,1/19,6. Grts by pendftr Hub.Toko VANIA 08134 8670811. Psr Antasari No.19 (seb. Pegadaian). 826824

Sedia Chip MKios , Mentari, Dompet XL Hub.GLORY PHONE Jl.A. Yani Km.2 No.1A. 0811515550/ 325 3240. 827199

Hrg.murah AS 5/10/25=516/10,6/26 S 5/10/20=5,6/10,6/20,2. Gratis by pendaftaran. Hub. 6167099. 827181

BA-TRONIC Sim5/AS5=5,7/5,7 transaksi cpt+bebas gangguan+daftar gratis Call/SMS 7430898. 827179

Ingin jualan Pulsa? Modal sedikit, hanya 50rb,di Glory Pulsa,All Operator, bebas biaya ADM,komplain mudah,jrg gangguan,TRX 24 jam. Hub. GLORY PHONE 3261698/7073111/ 0811515550. 827270

Ready Chip M.Kios dg hrg.bersaing,jg tersedia SEV,dompet pulsa. Hub. Sell Shop A.Yani Km.2 No.1-2 32701423270143-3257172,9028000-0819510 2700. 827278

827473

2 bh rmh beton kramik kmr.3 full prbt & non prbt Jl.Gunungsari & Jl.Rawasari harga Rp 18 & 15jt/th. 08525178 9853.

Investasi Menjanjikan??? DINAR IRAQ jawabnya!! Sedia set 41.800 Dinar & pecahan 25rb Dinar 2008, Bonus Lampu UV tiap 5 set. Hub. 7311964/ 081251158131/08135186 2281.

S5/S10/S20=5400/10.100/19.800. A5/ A10/A15/A25=5400/10.300/16.000/ 26.000 TRX via H2H.YM. Hub. Thomasindo . Hub.081251118989/ 085736122999/YM: SSantoso52.

827785

826356

827603

827698

Belajar Bhs.Korea dg paket utk kerja di Korea dg gaji Rp 8jt/bln. Hub. (0511) 7627311/081348198853. 550 rb/Kursus Tehnisi HP bonus CD buku Tolkit di Master Flas/SMS/Telp. 7605103-085248170907.

826133

827854

RUMAH CUCI CINTA Jasa cuci & setrika Rp 7000/kg, siap antar jemput+ gratis. Hub.SMS 7429768. 031208C

Kami siap menerima cek gula drh,bekam,refleksi ke rumah anda. Hub.085251374846/085248044975. 826318

UD Berkah Borneo Pagar, Canopi, Tralis,Pintu harmonika/FG . Pembuatan pagar dr pondasi dll Nego Hub 7709820 / 7406607. 051208-A

PIJAT TRADISIONAL JAWA body scrub,gurah organ kwntaan tdk mnrm SMS,wil.Bjm bs dipggl. (0511) 7643777 (Wiwik) 081351976859. 826456

Service Panggil Grs, Generator, TV, VCD,Radar SSB,Kulkas,Ins.Listrik dll. Hub. (0511) 3363164. 101208D

RF LAUNDRY cuci setrika 6rb/kg (1 hr selesai 8rb/kg tdk dijemur) antrjemput gratis. 4311716/6152667. 826707

Fresh bersama kami kebugaran Jateng. Hub.Titin 081225610004/0858 28439992. 826735

SERVIS KOMPUTER sistem panggil, Anda telpon kami datang. Hub. (0511) 6141335. 131208A

Terima panggilan pijat,lulur tdk menerima SMS. Tdk menyediakan tempat khusus wil.Bjm (0511) 627 8003. 826828

TARYO TECHNIK Servis ditempat, TV,Kulkas,AC,Msn Cuci,Dispenser,dll. Hub. (0511) 7602132/4228566. 826846

Melayani Pembuatan Kapal TugboatTongkang-LCT Angkutan BBM Pertamina via sungai&drt. 7516989/ 0811506446. 827189

KAYU TANGI TECHNIC HW & SW : Service HP,Flash Unlock,SIM Not Valid Bb5/N Series,HP Ver. China Miracle (Nokia K.Touch,Hi-Tech-i-Mobile dll). Hub.Jl.Adhyaksa No.9 Rt.35 samp. Kampz.UNISKA (0511) 7580123.

Kursus Nyetir Mbl di LPK EKA F2 hny 330 bs mbl Avanza,Honda Jazz,Xenia. Hub. 3272038/7711133 Jl.Kampung Melayu No.24.

PIJAT TRADISIONAL JAWA khusus panggilan tdk menyediakan tempat. Hub.Lisya (0511) 6150250.

826266

KOMPUTER

827442

827852

HOME SPA . Perawatan tubuh & muka bisa dipanggil ke rumah,khusus wanita. Hub.Wati (0511) 7555541.

271208A

827373

Kursus Teknisi HP . Hub.SAINTNET Jl.Pala 104 Gatot Subroto (0511) 3253851/7707876 jual alat Flash HP.

825938

Dibuka! Mess Sales dalam & luar kota. Hub. 7430888.

211108-C

827750

824447

826225

http://aset.blogdetik.com . Solusi membangun Aset anda di Internet & income tnp batas.

827669

Rmh di Banjar Indah Permai I No.35 KT2,Grsi. Hub. (0511) 3263871/ (0511) 8836588 TP.

BINTANG TEKNIK Spesialis (panggilan) serv bongkar/psg AC rmh/ktr, kulkas,M.Cuci&rental organ tunggal+ pny+Sound 7761825/0852510853 30.

827806

Flexi 7335555,7340000,7112999, 45999, 12888, 46000,6177000, 6279 000,6213000, 6206206, 6235235,Simp 0812 51033333, 311111, 313131, 101010, 34567, 10000, 50000, 280000, 08888, 68888, 09999, 69999 Hub085251687878

271208-A

PELUANG BISNIS

827807

JASA

DANY TEKNIK , Panggilan Service AC,Kulkas,Mesin Cuci. Hub. (0511) 7513468.

826549

823021

Kursus Teknisi HP semi private Rp 550rb, waktu belajar bisa diatur. Call/ SMS (0511) 6209825.

Bisnis Premium Bisnis cerdas income tak terbatas. Hub.Ihsan 7566 515,Iwan 6182730 Rudy 7534482, Nurhadi 7512828, Khairul 6130650 Fauzan 7765005 Sudirwo 6255345.

Isi As/Simpati ckp tekan *212* No. Tujuan#Yes (gratis SMS) As 5=6rb, S5=5,750 Jl.Nagasari (Djok Mentaya) Gg.Guntur Rt.17 No.10 tidak ada target,mendline 250/TRX 085651336 666.

827823

DIKONTRAKKAN

261208A

Kesempatan baik ,simpan Dinar Irak skrg! Jual paket&pecahan Dinar asli bry dg hrg.terbaik. 9046350/0813 48581528.

827768

Djl.cpt Daihatsu Grand Max Pick Up 1.3 100% baru murah/Jimny Katana Th.00. Hub.08125014482.

827783

827482

Murah Feroza G2 Independent ‘97 mrh silver a/n.sendiri jrg pakai mls skali hrg.nego. Hub. 7508310. Over kredit Avanza ‘08 Type S angs. 4,5jt sisa 31 bln. DP 55jt nego bs TT. Hub. 7434272.

Obral PDA-Phone CDMA 6700 import hrg.cm 1,6jt. Hub. 7408538,08180 7464295,081349558399.

827253

827775

DIJUAL MOBIL Dijual Mobil Truck Tronton. Hub.085248961102/ (0511) 6236 469.

827251

Potongan hrg s/d 500rb slm promosi kursus merancang & menjahit pakaian pengajar Alumni Susan Budihardjo Surabaya Jl.9 Okt.No.7 Blkg Puskesmas Pekauman Hub. (0511) 3272612/ 081349583193 (No.SMS).

Modal hanya 86rb! Khusus Wnt..klik h t t p : / / w w w. b i s n i s w a n i t a . c o m / ?id=hujanduit.

Tanah L.2Ha Jl.Handil Bakti Ray 7 ± 800m dr jl.raya cck u/kavlingan hrg. 3rb/m2 nego. Hub. (0511) 3268463/ 085828119600.

827773

827801

Djl tanah uk 23,5 x 25 Bunyamin Blkg PPP Jalur 1 Hub 7400066.

827710

Komp.MS Off/Desain Graf.menjht. Hub. LPK INSAN MANDIRI Jl.Ratu Zaleha Gg.Megasari Rt.10 No.52 7518482.

Grosir Pulsa (H2H/YM/SMS) 24 jam.S=5/10/20=5,65/10,35/19,95. a:5/ 10/15/25=5,65/10,55/16,05/26,05. CV.Garudasakti www.garudamultimedia. com.cs: 081348532780/085251134 123 hrg.nego.

221208A

Dijual tanah ± 1 hektar Jl.Trikora Bjb. Hub.Bp.David 081586044780/08139 3035999.

827126

827393

827236

211208-C

827662

OMEGA cr.baik/rsk,hrg.oke TV,LCD, PS1,PS2,PSHD,PS3,PSP,HP,AC. Jual PS1.550rb PS DVD 1,6jt PS Slim 1,3jt. PSHD 2,5jt PS 3,5jt PSP 2,6jt bs partai 7667787/085750111111.

Distributor Resmi . Tersedia paket/ pecahan Dinar Irak Th.2008. Call 7425090/7355996 Visa 5%. Distributor Dinar Iraq 7252289 bergaransi, termurah dr yg lain, bonus Update info Irak terkini (SMS).

827749A

827787

826678

Jual Pupuk NPK 12.12 Granular hrg. 150rb/50kg. Organik B10 Green hrg. 185/50kg. Hub.085651245151/08525 1320203.

Djl.tnh 20x40 SHM lok.strategis,cck utk usaha, Jl.Handil Bhakti (samping Irma Notaris/sebrang Komp.Subur. Hub.0811504585.

Rmh beton kramik kmr.2 (100% baru) uk.tanah 8x10 u.bgn 7x8 Jl.Sutoyo S Pondok Indah hrg.Rp 125jt nego. 085251789853. Rmh beton kramik kmr.3 pgr tembok grs Jl.Gunungsari Rt.25 u.tnh 10x20 u.bgn 8x15 Rp 250jt nego. 08525 1789853.

091208B

Bisnis terdahsyat DBS,k’agenan Pulsa,mdh,cpt,tdk perlu tutup point. Hub. 7494464,081349596190, B. Baru 081349392789,Tanjung 081250 22812,Kotabaru 08125090977.

Ahlinya WC mampet sal.air wstafel, betup,cuci piring,septitank dll.grnsi tnpa bongkar,bikin sumur bor. (0511) 7255533. 827254

“CITRA SERVICE” AC,AC Mobil,AC Alat Berat,Kulkas,M.Cuci,Dispenser. Hub. 7418558/08125050198. 827314

AUDICAM FOTO & VIDEO dokumentasi u/setiap acara siap transfer & edit. Mini DV,Hi8,ec-45,VHS ke DVD/VCD (Jl.Sutoyo S seb.Tower Air) 7703 318/4416561. 827353

PROBLEM HAMA DI RMH/KTR ANDA? (Rayap/tikus/nyamuk/kecoa dll). Hub.CV.TRIPUDA spesialis pengendalian hama & vektor. HP (05110 7688309/6229287. 827357

MAMA LAUNDRY Jasa cuci & setrika garansi wangi bersih rapi,cpt selesai Rp 6500/kg antar+jemput gratis. Hub. 3361244/SMS 08115002661. 824774

MASSAGE terdisional Jawa dan lulur. Hub.Atik (0511) 6184344 No.SMS. 827465

DIMENSI STUDIO Jasa Digital Fotografi-Video Shooting & sedia Album Hardcover. Hub. (0511) 746 4696/08125036669. 231208A

AUDIO ELEKTRONIK spesialis service TV,mesin cuci (panggilan). Hub. (0511) 7416077/08125035225. 827599

AC,AC,AC Anda Rusak . Hub.km u/ perbaikan Kulkas,Msn Cuci,cb dl br byr. AMIGO Jupiter Teknik 3259723/ 7500994. 827738

Anda capek, Terapi Massage solusinya,trsdia:Facial,Creambath, Llr. Hub.Yana.S (0511) 6245306. Kami dtg tdk SMS.

RUPA-RUPA

310708B

DEPO AIR MINUM ISI ULANG Sist. UV-R.O (NASA USA),Ozon,Bio Energi, Hexagonal,Water Treatment, byk bonus,garansi,sedia Sparepart depo: gln,ttp,tisu,dll. Std Depkes SNI. Hub.GLOBAL FILTERINDO (0511) 7406726/7403388/0811503331 cash/ kredit,hrg.mulai 10jt-an. 140808A

DEPO AIR MINUM ISI ULANG Pkt Kesehatan Multisistem, Hexagonal, Ultrafiltration,R.O (NASA USA),Water Treatment,Byk bonus,Design Proses oleh Sarjana Kesehatan UI JKT. Garansi,Std Depkes,SNI hrg.mulai 16jt.Hub.OASIS (0511) 7417410/ 081349463579. 150908A

Bc.Norsehan MLM SOPHIE MARTIN Paris. Hub. (0511) 7707235/08195 466957 utk jd member baru dpt diskon keanggotaan. 101108A

K 2009,Stiker,Brosur,Poster, Und. kawin,Kaos,Buku,K.Nama,PIN,Agenda (0511) 3272600,7587272 SUMBER MAS . 825803

Djl. Terbang Jepara,Terbang Gresik, Terbang Habsyi kwalitas & harga. memuaskan. Hub.081254005577 Bjm. 825954

DEPO AIR MINUM & SPAREPARTNYA hrg.grosir. Hub. 081251231811(0511) 6275811-4777889. 826076

PERSEWAAN BADUT Teletubies, Micky Mouse,Bebek,Naruto dll. Hub. (0511) 7411625/7429768. 031208B

SEDIA ANEKA UNDANGAN Perkawinan cuant2, hrg spesial, partai & eceran Hub Java Bungaz Card Simp Belitung (0511) 6169877. 826284

Jimbaran Catering & Restaurant mlyn pesta pernkhan, Bk puasa, halal bihalal, prasmann, nasi ktk, rantngan, snack box 05117517102 (antar grts) 031208

Jual Tepung Ikan (pakan ikan, unggas, sapi,babi,dll) hrg.Rp 2800/kg. (0356) 411683,081331723888,0816567146. 6570SBY

Sabun utk putihkan klt hilangkan bau bdn+gatal2x mencegah&mengurangi keputihan tanpa aroma&pewarna hanya Rp 20rb disc.25%. Hub. (0511) 7075336. 827207

KALENDER Rp 900,Kaos partai Rp 4rb,Und.Fc/Desain khusus Rp 1rb, Nota NCR Rp 60rb/Rim,Bendera Rp 4rb,Stem wrn Rp 50rb. Hub.GET SMART (0511) 4416477. 827489

DEPO AIR MINUM “OMEGA” Sjk Th.1988,Teknologi Modern UV,Ozon, Konv,RO,Std Depkes,SNI,Service & Sparepart terjamin. Hub. (0511) 7708555,085248335555, 0819512 5855,08152125858. 827531

Baru! Alat James Bond utk Mbl Anda. Dari HP anda bisa tahu pencuri masuk mobil,lacak posisi mobil off/on mesin,sadap bicara dll. Hub. (0511) 7312031,085251665709. 827648

ELEKTRONIK

823681

Jual beli,tkr tbh,service & prwtn PS One,PSX,PS2,PS3,PSP,X-Box,Box 350,Game Boy,Stick+isi Games: PS2,PS3,PSP,NDS Lite,X-Box,Film, lagu&foto,Upgrade & Down Grade, Service,bs ditgg.Hub. 7573838, 7248134,4431547. 825235

Buka MARIO BROSS GAMES CS-Jkt. Jual+Acc,PSP,Gboysp,NDS,PS1 (500rb) PS2 (1,5-1,9jt) PS3 Full Games+X-Box 360 (4,6jt brg terbts) terlkp,Duta Mall Lt.Dasar (Dpn Butik Saila) (0511) 6100232. 825591

Kursus Montir Sepeda Motor Sentral Teknik Otomotif dijamin ahli & bekerja Jl.Belitung (0511) 7484750. 825948

LPK MULAWARMAN Kursus mengemudi mbl hny Rp 300rb dijamin bisa. Hub. 4365054 (samp.SMA 2) bs antr jemput. 826161

NASA Bljr Mengemudi 300rb PASTI BISA,bs dpt SIM A.Hub.Jl.A.Yani Km.3 Bjm (0511) 9131333/7559808 seb. Ktr Askes.

826992

Paket Akhir Th.hrg.Promo PS1.550 PSSlim 1150, PSDVD 1400 PSHD 2.400. Bns kst 10+MC+Stik brg trtbs bs antar. 08125170201.

CS GAMES CENTER ,Penjualan par tai/eceran,PS1,PS2,PS3 full Games,PSP,XBox 360 dll. Service Center Playstation,psng HDD+isi Game lkp.Trm murah,kualitas jamin, Jl.Kinibalu Ruko No.3 Bjm/Jl.A.Yani Km.35 (samp.Museum) B.Baru 7331798/7688353/081351990400. 825596

RANO PS jual beli baru bekas bs TT psng HDD isi Game Service Jl.KLB Rt.23. Hub. (0511) 7460567/75002 40.

031208H

DIJUAL TOKO

827301

Dijual cpt sebuah toko di Psr S Antasari Lt 1 Blok D No 032 Hub 0511-3272007.

NABILA GAMESTATION Jual Grosir/ eceran PS3,PS2 HDD,PS2 DVD,PS X,PS One,PSP,juga terima Service Playstation Hub. 7647362.

Dijual cpt sebuah Toko di Pasar Sentra Antasari Lt.1/Blok D No.032 . Hub. 3272007.

201208-C

827417

827513

DIJUAL RUKO

HOTEL

Djl ruko 3Lt Jl A Yani Km 3,5 Fas lkp siap pakai Hub 7400066 (samping Armada Finance).

HOTEL ERSHA 110rb/mlm. Fas.AC, TV, Mkn Sahur,Mini Bar,Free Internet. Hub. (0511) 7410616 Jl.K.Tangi R. 827635

211208-D

BANJARBARU

RENTAL/CARTER CITRA TRAVEL (0511) 7400677/ 0811511911, sedia L200 (4x4),Tyt Rush,Innova,Avanza,Pick Up harian/ blnan. 270908A

Disewakan L-200,Toyota Avanza. Hub.M-19 RENT CAR (0511) 724 3929 & 081351087999. 813819

SHIDDIQ TRAVEL 7403871/ 7408531,sedia Innova,Krista, Avanza, Xenia jg Spd.Mtr Supra Fit,Revo, Zufiter MX & Z.

LOWONGAN Dcr.sgr Karywati min.SMA, 17 s/d 22th single Komp.aktif. Lmrn diantar lsg ke MM Az-Zahra Jl.P.Batur Timur 40A Bjb. 827770

Dcr. S1 Akunt ,D3 Pajak. Krm lmrn ke: Komp.Banua Permai Jl.Gn.Permai Barat VII No.272 B.Baru 70714. 827797

DIJUAL RUMAH

824015

Ckp DP 11jt miliki Type 50 mdl minimalis bns pagar,tralis,genset Jl.Bina Putra Blok C Gt.Payung. Hub.PT. Berkat.T 4722776,7418333, 73555 63,0818715664,0811501230,081 251022055/7466800.

MUTIARA RENTAL 7493322/ (0511) 3259636/7523377/0811519649 sedia Innova,Krista,Avanza,Terios hrg.sewa nego.

Rmh SHM Lt.10x17m, 2KT,1KM, dapur, perabot Jl.Surya Kencana I/6 Trikora Bjb (0511) 4787295 TP.

DIANA RENTAL CAR Sedia Kjg, Taruna,Sdn,L-200,Bus,Innova,Avanza (0511) 3250017/7400773/0811518 404/08125100884/7604848.

826873

824035

827424

RAHAYU RENT CAR: Innova, Avanza,Xenia,Kjg LGX (0511) 3274275-7562807-081251008643251108.

Djl.rmh baru Type 45 Jl.Gotong Royong Banjarbaru. Hub.081951 89075, (0511) 4773087.

824328

VERA RENTAL CAR Menyediakan Avanza ’08,Innova ’08,L-200. Hub.08 11508748/ 3306342/7434273.

827802

DIJUAL TANAH

814421

Djl.tnh 4Ha Jl.Aneka Tambang dkt dg lok.Renc.Perkantoran Prov.Kalsel hrg.nego. Hub.085751000555.

CV.LINGGANG B.JAYA Innova, Avanza,Xenia,Kuda,Terios,Jazz,Livina X Gear,Fortuner,L.Cruise 4x4 764 6688/081349443838.

Djl tnh SHM Lokasi Strategis Jl Panglima Batur Banjarbaru Hub 085250205088 Tanpa Perantara.

827196

211208-E

824625

WAHANA TRANS Xenia ’08 bisa jam2an,harian,bulanan. Hub. (0511) 7482585/(0511) 6164070. 825589

CV.RAYYAN ANUGERAH Avanza, Innova,Jazz,Stream,Strada,P.brg/jasa 7610693/085821120693. 825699

WIJAYA RENTAL B.BARU Innova, Avanza,Xenia,L-200,Ford Ranger dll. Hub.081351010794/ (0511) 75030 84. 825776

RIZKI RENT CAR sda Kjg,Terios, Xenia,Avanza 08,Innova 08 bs jam2an hran/blnan. (0511) 7766303/0813 51312790. 826276

CAKRAWALA Innova,Avanza, APV,Terios,Alpard,Mercy,Triton,LCruiser,Hammer 7505450/0811 5004506/081528233779. 826465

TRITRANS RENT CAR 08115045197361595-4708087-085752241423. Innova,Avanza,Strad,Ranger, 4WD, Jazz,APV,antar jemput Bandara. 826765

Tarif murah PASHA RENTAL BJM menyewakan Avanza G VVTi Th.07/08 hr-an/bln-an. Hub. 7070040/0856 51123769.

DIJUAL SPD MOTOR Ninja RR Th.’07 hitam jual cpt TP hrg. Rp 25jt nego. Hub. (0511) 7582665. 827727

KURSUS Kursus Mengemudi 2 hari bisa, Instruktur sgt pengalaman. ALFISYA Jl.Biduri No.12 AMACO Bjb (0511) 7318393-081351838688. 817379

DIJUAL RUKO Over kredit Ruko 1 pintu Jl.A.Yani Km.34 seberang KFC Banjarbaru hrg.nego. Hub.081351313513/ 7500 513. 827461

RENTAL/CARTER CAHAYA RAHMAN RENTAL MBL mlyni sw mbl jam2an,droping hr-an, antr/jmpt Bandara 0811501129/ 7454999/7505553. 826180

STUDIO MUSIK Dijual Studio Music berikut tempatnya. Hub. (0511) 7335529. 827751

M A R TA P U R A

826893

4 WD Strada Triton ’09 TANJUNG RENT CAR 081254248333/08134930 6433. Jg tersedia Kjg & Avanza,bs hr/ mg/bln. 826942

BENAWA PUTRA RENTAL CAR BANJARBARU Hub 0511-7594220, 4781111, 4782222 Hunting 141208A

RIZQ R CAR 7403965 sedia Avanza, Xenia ’08, Kjg LGX tarif murah, harian, bulanan, jam2an. 141208D

BANJARBARU TRANSPORT CAR I n n ova , K a p s u l , Ava n z a , X e n i a , L 200,strada,Mazda 4x4,Fortuner 7572295/081348467147. 827129

#A.J# RENTAL Khusus 4x4 Double Cab. Strada L200 Ford Ranger,Everest blnn/hran. Hub. 7717268/0813480 80498. 827243

ZAHRA RENTAL 081351461078 Avanza,Panther,APV,Taruna,Kjg Kpsl murah antar P.Raya,Sampit,Batulicin.

LOWONGAN Dcr.5 org Karyawati utk Toko Permata Banjar Mtp dom.Mtp/Bjb. SMA, 25th ke bawah,single. Lmrn lsg 081521 21745. 827541

DIJUAL RUMAH Djl.cpt rmh hal luas Komp.P.Antasari Jl.Pramuka No.1 samp.Polres Banjar hrg.nego 081390865789/08134956 2345. 826638

Ckp DP 9,5jt miliki Type 40 mdl Minimalis bns pagar tralis & DP 40jt dptkan Ruko 1lt. Jl.Sekumpul Indrasari dkt ktr Camat. Hub.PT.Berkat 4722 776,7418333,7355563,0818715664, 0811501230,081251022055,7466800. 826870

RUPA-RUPA Sedia Ban baru & Velg Racing u/Mbl Anda di ANEKA BAN Jl.A.Yani Km.37,5 Sei.Paring (0511) 7402811. 826109

827376

KRISTA TRANSPORT Terima Carter/ Rental dlm/luar kota. Antar jemput Bandara dll. Hub. (0511) 7684441 Bjm. 827467

ISI GAME PS3! Kunjungi....kami Surabaya Game Duta Mall Lt.Dsr. (Dp.Optic International) (0511) 6175418.

827871

KURSUS

031208G

Kal 2009 -kaos-poster-baju-rompispanduk-bendera-payung-topi-PINstiker-krt nama-brosur-ZU 0511-732 3205.

824013

DEPO AIR MINUM SIST :UV.Konv-RO Bio Energy+Hexagonal:menetralisir racun dlm tubuh,bnyk bns sedia sparepart depo ttp galon,tisu.RIMA (0511) 7403088-7413088-08135140 3088.

BINTANG LAUNDRY & DRY CLEAN 1hr slsai,trima sgala mcm jns pkaian, krpt,bedcver,hordn,dll. Antr jmpt grts. 3267453/70701110. 827822

826889

RENTAL GAME PS3 ORIGINAL!!! murah!!! di Banjarmasin & sekitarnya utk info ke www.rentalgameps3. multiply. com atau 08575022222.

Satria Stand By Double Cab.4x4 Strada,Triton,Ranger (khusus LSX, LGX,Krista 4,5jt/bln),Innova, Avanza, Xenia,Fortuner ’08. Hub. 7400689/ 7400688. 827576

MABELA RENTAL Menyewakan Avanza,Xenia bs hr-an,mgg-an-bln-an. Hub. (0511) 7728088,08134978 8838. 827746

MESIN/SPARE PART Dijual 2 buah Genset Cummin’s 350 KVA Th.2003 & 2004. Hub.081645 30802. 827661

ALAT BERAT

R A N TAU DIJUAL TANAH Djl.tnh 50x36, pinggir Jl.Hasan Basri (sebr.Ktr Lurah Rantau Kiwa) Kab.Tapin . Hub.08125180151. 827694

PELAIHARI DIJUAL TANAH Sebidang Tnh mengandung emas seluas 10,75 Ha Pelaihari. Peminat Hub.085751017369 TP. 827780

BA R A BA I JASA Informasi jual beli tanah,rumah, kebun utk wil.HST. Hub.Husni 0811 505129. 121208A

Disewakan Whell Loader WA500 & WA350 kond.bagus. Hub.081351527 366. 827705

Disewakan PC 200-7 Th.’08 , 2 Axis 200 Th.04, Loader WA 350-3 Th.’07. Hub.081351253355/ (0511) 7569 521.

K O TA B A R U DIJUAL RUMAH Sgr Jl.Sei.Jufi Stagen Kotabaru SHM,Lt.10x24m,PLN,PDAM Rp 100jt/ nego. Hub.085248367070/08135112 8080. 825529

827861

J A K A R TA

PERCETAKAN

826231

Atribut Kampanye -Kal 2009-stikerkaos-baju-rompi-PIN-payung-jamspanduk-bendera-buku-bos. 7717124.

LPK ARUM Bljr bs 3 mcm mbl,Innova, Xenia,Jazz Rp 350rb. Hub.Jl.S. Parman/Gatot S. Hub. (0511) 7558 582/7378573.

DO ELEKTRONIK jual baru bks TV,PS1/PS2,DVD,Kulkas dll.Kmi siap dtg ke rmh anda.Hub. 6119023/753 3654/08164530912.

Kal 2009 -stiker-brosur-krt.nm-IDkotak-spanduk-nota-kop-amplop. Hub.Milka 7630116-087815502288.

Khusus Kristen gratis,bk “Benarkah Alkitab Dipalsukan?” surati ke PO. BOX 6892 Jakarta-13068, www.thegood-way.com,www.faithfreedom.org, www.memritv.org,www.yabina.org, www.sabda.org,E-mail:jar@indo.net.id.

826725

826314

031208F

826247

051208C

031208E

RUPA-RUPA


MINGGU

28 DESEMBER 2008 / 30 ZULHIJAH 1429 H

Banjarmasin Post

BANJARMASIN

Type 48 Paga r+ Cnopy Cash & Kredit,Bonus Pilihan(TV,Kulkas,AC ) Harga Nego V.005447-15/1

BANJARMASIN

Type 65 Pagar+ Cnopy Cash & Kredit,Bonus Pilihan(TV,Kulkas,AC ) V.005447-15/1 Harga Nego

BANJARMASIN

Type 70 Paga r+ Cnopy Cash & Kredit,Bonus Pilihan(TV,Kulkas,AC ) V.005447-15/1 Harga Nego

23

BANJARMASIN

BANJARMASIN

BANJARMASIN

BANJARMASIN

BANJARBARU

Jl Sadewa II No19 Rt52 Komp Bumi Pemurus Permai Brunjay 7428312. V.000-1/1 Harga Nego

Ruko 2lt Jl Trans Kalimantan No5 H Bakti SHM 0816216216789/6103763 TP. V.000-6/1 Harga Nego

Djl cpt T45 Lt132m2 Komp Mahligai Permata I Km7,2 No6 (±300m) 4283082. V.027383-2/1 Hrg 180jt Nego

Djl rmh baru T340 Jl Km 6 Tembus Gatot Tk 2 Permn Hub7375950. V.000-3/1 Harga Nego

BU cepat T100 2Kt, 2Toko, 1Km Hub 0511-4281737 / 9123176. V.027241-28/12 Harga 150jt Nego

M A R TA P U R A

Type 90 Paga r+ Cnopy Cash & Kredit,Bonus Pilihan(TV,Kulkas,AC ) Harga Nego V.005447-15/1

POS KE AMANAN 24 JAM V.005447-15/1

Type 104Pagar+ Cnopy Cash & Kredit,Bonus Pilihan(TV,Kulkas,AC ) V.005447-15/1 Harga Nego

Perumahan Sentral 3 (Rahayu Indah Lestari),Jl Pramuka Km6 (Tembus Terminal) Komp Rahayu Indah Pembina 3. Cp: R.Agoes Salim, SE 0511-7556346, 7400671. M Zahir Hatta 085221026990

Bnyamin 3 Residence B/38 Lt180 Lb171, 2kt,3km,1kp,carpot Hub0811510664. Harga Nego V.027866-1/1

Jual rmh Jl Mandiri 4 Blok A3 No78. Lt 10x15 Hub 6201330 / 081348125066. Harga Nego V.000-2/1

Jl Citra Permai Km 12 No 100. 3 Kmr+ AC + Krmk + grsi Hub 081349105897. Hrg 190jt Nego V.027269-29/12

Djl rmh T59 Jl Hikmah Banua Komp Sejahtera 2 C9 Hub. 081351351608. V.023085-8/01 Hrg 175jt Nego

Ruko 4Lt, 2 pnt Jl P Antasari No146 Rt9 Hub 3250496 / 085251270929 TP. V.021759-1/1 Harga Nego

T110. 4Kt,3Km Komp Rina Karya Asoka No147 Jl A Yani Km8 T.085249581212. V.027374-30/12 Harga Nego

Pondok Metro Indah Blok C No11 KTangi hook full furni 2AC 2 TV lkp 0811501907. V.000-5/1 Harga Nego

Rmh Plesteran Gatot S 7 Lt275m2 SHM 3KT Hal Luas 0811503000/081351371717 Harga 200jt V.000-31/12

Jl Pramuka Km 6 Hikmah Banua Komp Purnama No4 SHM 7510466. V.024596-29/12 Harga Nego

T51/130m2 Lok strtgs Jl Lingkr Dlm Bnua Anyar dkt Gatot 7309245/6133001. Harga Nego V.000-5/1

Djl rmh Komp Bunyamin 3 / B28 T45. Lt10x18 Hub 7551399 / 08125005968. V.000-31/12 Harga Nego

Over kntrk Ruko4,5x18 sama isiJlPahlawan No.47 Hub081905573131/081386221121 Hrg 45Jt/22 Bln V.000-29/12

T100 (10x12) AMD Permai B16/14 Hub 081349622356 / 0511-7237831. Hrg 160jt Nego V.027636-29/12

Rmh tipe 48 Jl AYani Km8,2 Lt170m 2KT 1Km 1300W PDAM Hub0511-7114885 Harga Nego V.27205-28/12

Rmh Jl Perdagangan No.41 Rt22 Uk10x14m Hub0511-7430898 Harga Nego V.000-5/1

Jl Cempaka IX/X Rt12 No2. PLN, PDAM, 3Kt 08125017697/08195412708. Harga Nego V.027436-28/12

Djl rukp 4 pnt Showroom & Bengkel AYani Km 5 L.942m2/1326m2 Hub9027899. Harga Nego V.027562-22/1

Rmh 2 Lt 4Kmr Komp Batas Kota Permai Mtp (Dpn Mesjid Al-Ahdal) Hub0811555679 V.027328-21/1 Harga Nego

BANJARBARU

Type 45 Jl Sekumpul Raya Komp Ratu Permata Asri Blok A No6 Hub 7466908. Harga Nego V.000-4/1

Ruko Jl A Yani Km 32,5 Loktabat Bjb. 2 Lt 1 pintu Hub 08125100306 TP. Hrg 600jt Nego V.027704-5/1

T117 Komp Sejahtera Langgeng No13 MTP Lt132m2 6262672 / 08115010101. V.027688-30/12 Hrg 110jt Nego

TOYOTA

Komp Prmh Keruwing Jlr III No12 Handil Bakti Blk Samsat 7430394/7400513. Harga Nego V.027868-2/1

Djl cpt Bunyamin Residence Blok B Kav 16 dkt klm renang 08125063906. Hrg 350jt Nego V.27060-15/01

T70 Renov Bjb Permai Komp Klause Refe No2. Lt300m2 hook 7106262. V.000-3/1 Harga Nego

Perum GriyaPermataJlMerantiRayaKomp Kopri No 4 Hub 081351993174/3305653. Harga 70jt Nego V.027463-7/1

Jl Sultan Adam Komp Mandiri Permai No8 Hub 081351853739. Harga Nego V.027552-3/1

T70 Komp Mandiri IV Blok 5B No169 Lt12x17m2 S.Adam Hub 7434514 V.000-4/1 Harga Nego

Djl cpt Komp Berlina Blok E No1 L Ulin Hook Bjb uk 10x10 Hub7184155. Hrg 300jt Nego V.027848-6/1

DIJUAL MOBIL

T OYOTA

T OYOTA

TOYOTA

TOYOTA

T OYOTA

T OYOTA

Kjg G Th94. Abu2 Met,AC dbl,PW, PS, CL,DVD,remote Hub 08125030377. Harga Nego V.027439-29/12

Avanza th 2006 hitam jarang pakai Hub 08152119507 TP Harga Nego V.027444-2/1

Kjg LGX ‘94. Biru Met,AC,MP4,VR,PS, siap pakai 085249695553/3307571. Harga 62jt Nego V.027231-29/12

Tyt Soluna ‘03 biru met AC Biru met AC Tape Hub 081521564422/0511-7554145 Harga Nego V.027177-28/12

Djl Cpt Tyt Great Corrola Th96 Efi Merah,Tv,DVD,AC,Hub08125007972.BsKrdt Harga Nego V.026672-28/12

Innova V Th05. Asli Bjr, full var JK,TV 4bh,audio,mls 6149858 / 7707044. Harga Nego V.027267-31/12

Kjg ‘96 Long mls VR RT PS siap pakai Pjk BR 08125025169/3301180 Hrg 57Jt Nego V.027201-28/12

Kjg LGX 1.8 EFI Th04. AC dbl, RT, CR, PW, asli Bjr Hub 08125000607. Harga Nego V.027391-31/12

Kijang LGX 1.8 EFI Th02. Hitam, TV, audio, bisa TT Hub 0811501226. Harga Nego V.027452-4/1

Toyota Alfard 3000cc Th07. Hitam, jarang pkai istmw Hub 08152102030. Harga Nego V.027076-29/12

Kjg LSX sprt LGX ‘03. Silver, full var, STNK br,AC dbl 3275108 / 08129506265. Hrg 117jt Nego V.027588-29/12

Toyota Avanza G 100 baru Th08. Hitam Hub 0511-7338828 / 08115000421. Hrg 141,5jt Nego V.000-3/1

Kjg LGX 1.8 EFI Th00. AC double, RT, VR, PW,asli Bjr 081348069007. Harga Nego V.027841-6/1

Kjg Krista 1.8 Th99. Hijau Met, brg orisinil sgt trwt istmw 081251030955. Harga Nego V.000-28/12

Avanza th’ 04, Akh, Biru,VR15,Full Var,Mls,Trwt,Hub 0511-7409790 Harga 117Jt Nego V.022562-5/1

Toyota Yaris Th06 Type E. Hitam, mls, jarang pakai Hub 08125062205. Harga Nego V.027544-29/12

Kijang Innova G Th05. Silver Met, asli Bjm Hub 3351380/0811513526. Hrg 155jt Nego V.000-7/1

Innova G Th0 bln 8. Hitam Met, bgs siap pakai 081952727275 / 7416500. Hrg 180jt Nego V.000-6/1

Tyt Soluna Th03. Hitam Met, AC, MP4, VR,PS,CL,istmw Hub 08152126910. Harga Nego V.027866-1/1

New Avanza, Yaris, Innova R stock & terbts Adi Tyt 7427818/081351435758. Harga Nego V.000-26/1

Kijang LSX Th00. Solar, Biru Met Hub 0511-7420569 / 3259070. Harga 78jt Nego V.027722-31/12

TOYOTA

New Yaris Promo Akhir Tahun Discount + variasi Hub 7755456 No SMS. TDP 33jt-an V.027252-31/12

Fortuner G Lux Th‘07. Silver, Variasi, TV,DVD,Terawat Hub.05117234196 Harga Nego V.021659-30/12

Kjg LSX ‘00. Biru Malam, istmw, jrg pkai 7480432 / 7712018/085251616369. Harga Nego V.027268-29/12

Tyt Rush Type S ‘08. AC,TR,VR, Km 12rb Hub 0511-7337022 / 7527527. Hrg 177jt Nego V.000-30/12

Daihatsu PU Granmax Th08 Hitam, Cash / kredit Harga Nego V.027796-26/1

Innova G Th05. Silver, Kjg LSX silver met. Cash / kredit Harga Nego V.027796-26/1

3 Unit Avanza G New Model (Minor Change) hitam silver 100% Baru C&K HRG 146.JT NEGO V.26343-7/1

2 Unit Honda Jazz type S putih mutiara 100% baru, cash & kredit HARGA NEGO V.26343-7/1

Land Cruiser Th97 Turbo Manual Hitam, TV, audio, cash / kredit. Harga Nego V.026852-12/1

Land Cruiser Th95 Turbo Manual Hitam, TV, audio,full var cash / kredit Harga Nego V.026852-12/1

Tyt Land Cruiser Cygnus ‘00 Akh 4x4.Hijau Met,DA,ist bisa TT kredit Harga Nego V.027006-20/1

Jazz Th06 Akh. Merah Tgn 1, asli Bjr istmw bs TT / krdt Harga Nego V.027006-20/1

Kjg Krista Th03. Hitam Cash / kredit

Avanza G ‘05. Hitam Th06 VVTi Silver, Xenia Th06 Silver Cash / kredit. Harga Nego V.027796-26/1

3 Unit Avanza Th06/07 VVTi Hitam, Silver,Aqua, brng istmw cash & kredit HARGA NEGO V.26343-7/1

2 Unit Avanza G VVTi 2008, wrn silver full var, cash & kredit HRG 138.JT NEGO V.26343-7/1

Picanto Th 05 . Hitam, asli Banjar cash/ kredit. Harga Nego V.026852-12/1

Avanza Baru Th08 Des Silver. LGX Th03 Hitam, cash / kredit. Harga Nego V.026852-12/1

Baleno Th00. Coklat Muda Met, istimewa, AC dbl, bisa TT, kredit Harga Nego V.027006-20/1

Taruna OXXY CSX Th05. Hitam, istimewa, asli DA, tng 1 bs TT, kredit. Harga Nego V.027006-20/1

Harga Nego

V.027796-26/1

Hub X MOBIL Jl Tembus Pramuka Ruko Mitra Mas Bjm (Samp Dealer Kawasaki) Telp 05117450088 / 081349400588 / 08179988796 X Mobil Barabai 0517-44239

HUB.SUNU WAHYU MOBILINDO (0511) 3263387/3263487/7535899/7405859 Jl. A.Yani Km 3,5 No. 64 (seberang Poltabes) Banjarmasin

HUB ANUGERAH VARIASI JL A YANI Km 1 No 29 C,D,E TELP 081351567889

HUBUNGI : WTC MOTOR Jl A Yani Km 5 Telp : (0511) 7251811 / 08164561222

Honda Jazz VTec Sport Th07. Silver stone, full var. Harga Nego V.027139-17/1

Avanza Baru Th 2008 Tipe G (148,5jt) Pas Tipe S (159jt) Pas Harga Pas V.027139-17/1

Dump Truck PS120 HD Th 04. Bak panjang,mls,terawat,siap jalan Harga Nego V.026880-13/1

Dump Truck PS 120 Th94. Kondisi mulus, terawat siap pakai Harga Nego V.026880-13/1

Dump truck PS125 ‘08 canter pjg dump 420 angs 7.162.000x35bln TDP 100jt V.26752-12/01

Honda Jazz A/T th 05 merah kond baik mls Harga Nego V.26752-12/01

Avanza G vvti 08 hitam tgn pertama Cash / kredit Hrg 139,5jt Nego V.000-5/1

2 Unit Xenia 05=95Jt, 07 VVTI= 109jt Cash /kredt Harga Nego V.000-5/1

Suzuki Carry PU 1.0 Th06.

Toyota Kijang Innova G Th2006 / V Th2005. Harga Nego V.027139-17/1

Dump Truck PS 120 Th96. Mulus, terawat, siap pakai, bak panjang V.026888-13/1 Harga Nego

Dump Truck PS 100 Th96. Mulus, terawat, siap pakai, bak panjang V.026888-13/1 Harga Nego

Avanza G VVTi ‘04/07/08 silver hitam biru mls trwt V.26752-12/01 Harga Nego

Dump Truck PS 120 ‘04/05/06 kond ok siap pkai pjg dump 420 BR V.26752-12/01 Hrg 222,5Jt Nego

Daihatsu Taruna CSX 00 merah= 83jt, CSX 01 biru=86jt V.000-5/1 Harga Nego

Innova G Th05 Bln 12 Hitam, spt bar Cash/ kredit V.000-5/1 Hrg 159jt Nego

Harga Nego

V.027139-17/1

HUB : AHSAN MOTOR Jl Brig Hasan Basri Ruko No 2 Kayu Tangi Banjarmasin (seb Bank BTN & Primagama)

HUBUNGI 081349492607 / 0511-7408612

Hub Jl A Yani Km 35 No48 Banjarbaru Telp 0511 - 7407997 / 7424587

HUB ISTANA MOTOR JL LINGKAR BENUA ANYAR 081351072654 / 7401974 MAU JUAL MOBIL HUB H. YANTO 08125123674 / 7401974

Nissan TRail XT A/T ‘05. Hitam, body kit, VR, full var. Cash & Kredit Harga Nego V.000-26/1

All New CRV 2.4 A/T Th07. Silver, mls, trwt siap pakai variasi. Cash & Kredit Harga Nego V.000-26/1

Honda Jazz VTec MT ‘08. Airbag ABS Putih Mutiara, full var Cash & Kredit Harga Nego V.000-26/1

2 Unit Tyt New Fortuner Model baru, stock terbatas Cash & Kredit Harga Nego V.027010-17/1

2 Unit Toyota Rush S Th07. Silver Met. Cash & Kredit Harga Nego V.027010-17/1

3 Unit All New Jazz Model Baru. Cash & Kredit Harga Nego V.027010-17/1

Grand Vitara JLX 07 merah spt baru. cash / kredit Harga Nego V.026810-12/01

2 Unit X-Over 07 Silver/putih mutiara Cash / kredit Harga Nego V.026810-12/01

Innova G ‘05. Kuning Muda Met, full var luar dalam siap pakai Cash & Kredit Harga Nego V.000-26/1

Avanza G VVTi Th07. Kuning Muda Met, TV, DVD, MP3, full var Cash&Kredit Harga Nego V.000-26/1

2 Unit Taruna CSX Th00. Biru Silver, var, mls trwt siap pakai Cash & Kredit Harga Nego V.000-26/1

4 Unit Mits PS 125 Counter Dump Truck baru, stock terbatasCash & Kredit Harga Nego V.027010-17/1

2 Unit Mits L200 Strada 4x4 Double Cabin Th06/07. Cash & Kredit Harga Nego V.027010-17/1

6 Unit New Avanza model baru Ready stock Cash & Kredit Harga Nego V.027010-17/1

New CRV 07 akhit silver spt baru cash / kredit Harga Nego V.026810-12/01

Tyt Rush Tipe S 08 hitam cash / kredit Harga Nego V.026810-12/01

Hub SMS MOTOR Jl Sultan Adam No 15 Rt 14 Telp 0511-7401515 / 0811511515 Banjarmasin

HARIS MOTOR SEB MINI MARKET ANNA K TANGI No36 Rt18 Banjarmasin (0511) 7432107 / 7462188 / 0816214929 / 081349640899 / 0811519827

Hub HD MOTOR Jl Belitung Darat Samping Gg Amal Utama No 108 Rt 22 Telp 0811514487 / 081349635449 Bjm

Bersambung ke Halaman 24 ...


24

MINGGU 28 DESEMBER 2008 / 30 ZULHIJAH 1429 H

Banjarmasin Post

Sambungan dari Halaman 23 ...

TOYOTA

DA I H AT S U

SUZUKI

SUZUKI

HONDA

H O N DA

KIA

ISUZU

Innova Th06. Hitam,AC,TR,VR,mls Hub 0511-7337022 / 7527527. V.000-30/12 Hrg 153jt Nego

New Terios, Xenia, Sirion Hub Dealer Resmi Daihatsu 7594117/085251074333 V.026075-2/01 TDP Nego

R Stock Swift, SX4, G Vitara,APV, Bns mnrk Hub Winda 7763306/081349688586 V.0217804-25/1 DP Murah

Prog Akh Th Swift, Karimun, APV + hdh. Szk Mitra 085248063171/7661225. V.027338-19/1 DP Mrh krdt s/d 5th

Honda New CRV Th03 Merah Met, trwt orsinil bs TT Hub 0811501226. V.027731-11/1 Harga Nego

New Honda Jazz Ready stockDP mulai 40jt-an sgr Hub Kaspul 0511-7513000 V.26775-11/01 Angs 5jtan

Picanto ‘04 htm power window VR Bgs Hub RahmahMotor05117655624/085952474024 V.24773-2/01 Hrg Nego/ Bs Krdt

Panther Higret ‘00. Kuning Met,AC, TP, VR,BR,ist skl 7482050/081348433200. V.027628-29/12 Harga Nego

MITSUBISHI

Tyt Starlet ‘91. Biru, Velg racing, ban br,AC,tape,kenwood power 6177730. Harga 45jt Nego V.027636-29/12

Avanza G VVTi Th06. Hitam Met, mls, trwt, Km 27rb cash / krdt 7424721. V.027014-28/12 Harga Nego

Avanza G Th04. Kuning Met, Plat Excecutive 7323777/081254014111. Hrg 119jt Nego V.000-1/1

Cuci Gudang PU, MB, Terios, Xenia, Sirion Hub 7466009/081253953002. DP 15% V.26789-10/01

Xenia 1.0 Deluxe Plus Family ‘06. Htm Met, PS, PW,VR15”,FogLamp08164538327/7573737. Harga Nego V.027265-29/12

Taruna CX ‘00. Hijau Met, AC,tape, PW,CL Hub 7542886 / 081349326200. Harga Nego V.026917-3/1

Escudo 2.0i Th01. Merah Met, lkp, full var Hub 081267727 / 7306347. Harga Nego V.027450-29/12

Szk Karimun ‘03. Biru Met,TV,DVD, VCD,MP4 siap pkai 081348011082. V.000-28/12 Harga Nego

SwiftSTTh’08,Hitam,AT,AsliBjm,Mls,Istmw,Km Rendah 085251659695/7424721 Harga Nego V.24115-7/1

X-Over ‘07 Akhir silver jrg pakai spt baru 08125118737/081251099923 Hrg Nego V.027188-28/12

Ready stock G Vitara, SX4, Swift, APV, Hub 081351507599. V.000-11/01 DP Ringan

Hnd Nova ‘88. Merah, asli Bjm,klng Velg 17,MP4,RT,CD 081349311444/7311119. Harga Nego V.000-1/1 Djl cpt Strada Mega Cabin Th03. Putih kond baik Hub 0511-7352777. V.027542-29/12 Harga Nego

Honda City Vtec Th04 Akh Manual. Hitam Hub 0511-9027899. Hrg 135jt Nego V.27217-30/12 Timor ‘96 Akh,Merah Ferrari Kond Ok Hub 08125057460/0511-6102244 Hrg 45Jt Nego V.024903-4/1

Hnd Sport Nova ‘90. Hijau, full audio var, mls,siap pk 7465050/085248715239. V.027437-28/12 Harga Nego

Panther Pick Up Th03. Biru malam, mulus Hub 0511-7767776. Hrg 77,5jt Nego V.027320-30/12 L200 Strada Th03 Akh Bln 12. merah Silver,Orsnl,mls Hub 0811513866 Harga Nego V.025198-4/1

Picanto Th04. Biru Met, VR, brg ok Hub 081349485777 / 0511-7485777. Harga 90jt Nego V.027559-28/12

Honda Fit ‘02 Akh. Htm, Sun roof,VR 18, mono,full var 0811518118/7518118. Hrg 116jt Nego V.000-3/1 Over krdt Innova G ‘08 Bln 9. Htm Met, asli Bjm Km ± 7rb sprt br 0811515467. Harga Nego V.027697-30/12

DaihatsuSirion’MTh’08 Silver,lkp,trwt, cash& Krdt, Trwt.Cash&Krdt 08125003489 Hrg 125Jt Nego V.21503-3/1

Carry 1.5 Futura Th08 Bln 7 Pick Up. Hitam, kond 95% Hub 081348484851. Harga 79jt Nego V.027592-28/12

Panther Hi Sport ‘98. Hijau Met, VR, CD,TV Hub 0511-6122065. Harga Nego V.000-1/1

Escudo 1.6 Th04. Biru Met, Klng, Pwr audio barang ist Hub 0511-7414650. Hrg 128jt Nego V.027832-2/1 Over krdt Mits PS 110 Center Roda 4 Th07. Angs 4,943jt/bln 081351980244. DP 60jt Nego V.000-3/1

All News Jazz RS 2008 bln 11 M/T Silver full var asli Bjr 7401515/0811511515. Harga Nego V.027593-31/12

Innova G Th06. Hitam Met, var, asli Bjr, asuransi all risk 3263667 / 0811510525. Harga Nego V.027546-4/1

Over krdt Xenia Li Th07 Plat KH Silver, Sisa 18blnx4jt/bln 7653486. Harga 45jt Nego V.000-4/1

Suzuki Grand Vitara ‘92 Silver,mls,siap pakai Hub 0511-7576707 Harga Nego V.025241-4/1

Djl Cpt Taft 4x4 ‘99. Silver, AC, VR,Tape,Hub 08125007972. Harga Nego V.025796-28/12

Baleno Th04 Akh. VVT Htm Met, full body kit audio tape CD Hub7684085. Harga Nego V.027111-29/12

BalenoTh’97. Merah Met, audio CD,Tape,brg sp pk Hub 0511-7511249 Bs TT Harga 72jt Nego V.024414-1/1

Avanza 15 SVVTi ‘07. Htm, pjk br, full var 081952966327/081348076294. Hrg 136jt Nego V.027723-30/12

Cpt Jimny 82, Hitam, Tape, VR, Siap Pkai Manggis 65A/PKNU/081952924046. Harga Nego V.027432-28/12

SUZUKI

Dump Truk PS 120 ‘01. Angs 29x 3702rb Hub 081349678458 / 08875068956. DP 69jt V.027690-4/1 Mazda 5 Sporty 2000cc Th07. Pjk br Km 12rb lkp Ety 085249939282/7569919. DP 40jt-an V.027478-28/12

Mercy A140 Th01. Abu2 Metalik, Asli Bjr, var mls trwt Hub 0511-7494560. Harga Nego V.027459-4/1

Katana ‘97 Akh Okt. Hijau Met, body klng Hub Ibu Rina 7477168/7768283. Hrg 57,5jt Nego V.000-1/1 Djl Dump Truck PS100 Th90. Siap pakai Hub 0511-7484456 / 3264470. Harga 55jt Nego V.027447-28/12

BU Sirion ‘07/08. Silver,AC,Tape, TV, VR15,pjk 1th an sndr Hub 7409654. Hrg 123,5jt Nego V.027792-5/1

Over krdt Suzuki Swift Th05. Abu2 Met, mulus,DA VIP Hub 6139110. Harga Nego V.027851-6/1

Karimun Th00. Gold,AC,TV,msn ok,MP3,PW,CD Hub085248514933 Harga 69jt Nego V.027835-6/1

Mazda B2500 DC 4x4 Turbo Diesel Th04. Pjk br, mls, asli Bjr Hub 3304678. Harga Nego V.027560-28/12

Nissan Grand Livina 1.5 Th07. Htm brg istmw Hub 0511-7592016. Hrg 157,5jt Nego V.027812-4/1

Escudo Th04. Biru Muda AC CD mls siap pakai Hub 0511-7161959. Harga 73jt Nego V.000-6/1

H O N DA

DA I H AT S U

MERCY / NISSAN

Diswkan Bus Pariwisata AC 27 & 35 Seat 7309399/08115008280(DVD,ReclinngSeat) Harga Nego V.026015-10/1

Hnd CRV 2.4 AT ‘07 Built Up/Sunroof Hitam, asli Bjm DA VIP 08152102030. Harga Nego V.027077-29/12

Daihatsu Zebra Espass PU ‘05 Hitam Hub 0511-7555759. Harga 39jt Nego V.025536-4/1

Picanto ‘05. Hitam, AC, TR, VR,PS, PW,trwt skli asli Bjb 081251028931. Hrg 89,5jt Nego V.027860-2/1

M A Z DA

H Civic Sport Wonder ‘87. Hijau Met, orsnl,mls,audio AC CL var 7106262. Harga 35jt Nego V.000-3/1

Over krdt Dump Truck Dyna Th08. Merah Hub 081348609769. Harga Nego V.027703-31/12

Panther PU Th00. Hitam kond ok siap pakai pjk br Hub 7717529. Harga 60jt Nego V.027606-4/1

Jl Cpt Panther ST Th95. siap pkai serius Hub.08125007972 Harga 50jt Nego V.025111-1/1 Mits Lancer DOHC GTI ‘95. Abu2 Met, VR17,CD, lkp 7450088/081349400588. Harga Nego V.027791-5/1

Szk Sidekick Th95. Biru orsnl cat, full audio mls trwt Hub081351822877. Harga 72jt Nego V.027555-2/12

Over krdt Picanto ‘04. AC,PW,CL, CD, angrsn 1,6jt/bln 081521552827. Harga 63jt Nego V.027745-31/12

L200 PU Th05. Wrn Hitam, tape,AC Hub 081349708887 / 0511-7529323. Harga 85jt Nego V.027479-28/12 Honda Estilo Th92. Orsnl,TV,full audio,VR17 Hub 7490010 / 7137833. Harga Nego V.027589-29/12

Mazda 323 Lantis ‘97. Silver,CD, terawat / orsnl Hub 0511-7307456. V.027455-4/1 Harga Nego

CHEVROLET Jazz IDSi Th05. Hitam Met,brg bgs kayu baru siap pakai Hub 08125016535. Harga Nego V.000-3/1

Hnd CRV 2.4 Th05 Matic. Silver, var brg bagus Hub 081349746669/3364883. Hrg 215jt Nego V.027381-31/12

L300 PU Th83. Kondisi siap pakai Hub 9128454 / 9130314 / 6114607. Harga Nego V.027543-29/12

Disewakan u Carteran Bus AC & Non AC Hub 7408098 / 74640460 TP. Harga Nego V.027460-29/12

BMW

Chev Zafira Matic ‘01. Hitam,ACdbl, PW,PS Hub 08115007118/0811518118. Harga 85jt Nego V.000-3/1 Feroza Independen ‘98. Hijau Met, AC,tape,audio klng 081348011082. Harga Nego V.000-2812

Daihatsu Taruna CSX Th01. Silver Hub 0511-7646452. Hrg 87,5jt Nego V.027852-4/1

Harris Tan Photography Pre Wedding Wedding Company Profile Birthday Baby Berminat Silahkan Hub : Perum Pondok Metro Blok C No.11 Jl. Brig Jend H Hasan Baseri Banjarmasin

0511-9186080 / 0811 501907

www.harristan.com

Katana GX ‘04. Merah Met,Lkp VR, PS,tgn 1 sprt br 081251028931 Bjb. Hrg 74,5jt Nego V.027858-2/1

Szk Carry ST 1.0 Tgs Kita ‘01. Biru, tape kenwood + audio 08125198015. Harga Nego V.027766-2/1

Katana Th87. Biru Tua, AC, tape, DVD,VR,ban br siap pkai 6100123. Harga Nego V.027363-31/12

Szk Escudo Nomade ‘97. Merah Silver orsnl lkp Hub081351547289/7600779. Harga 89jt Nego V.027369-30/12

Hnd Stream 1.7 M/T Th02 Akh. Htm kond mls fas lkp Hub08115005238. Harga Nego V.027624-3/1

Hnd Civic VTi S Matic ‘01. Coklat Muda, full audio, velg 17 Hub 08125049500. Harga Nego V.000-5/1

Jazz VTec ABS,EBD,BA,M/T 10 ‘07. Abu2 Met,mls,full var 081348068685. Hrg 158jt Nego V.000-3/1

Honda Jazz 07. Biru muda met asli Bjm tangan 1 Hub 0511-9027899 Hrg 155jt Nego V.27220-30/12

Truck Mits PS 135 Th04. Over kredit 4,97jt/bln Hub08125114544/6200410. Harga 85jt Nego V.027643-29/12

Jeep BMW X5 Th03 4x4. Hitam orsnl cat, trwt bs TT jrg pkai Hub 0511-7439466. Harga Nego V.025487-4/1

WRANGLER

Strada L200 Turbo Th06 Akh. Merah Silver,klng, asli Bjr Hub081348069007 Hrg 220jt Nego V.027495-28/12

Wrangler CJ7 4x4. AC,CL,Edelbrock V8, Whinch, bestop,int,ext wrangler 081351616789 Harga Nego V.027591-3/1

BMW 318i Matic Th99. Warna Biru, mulus Hub 0811507118 bisa TT. Hrg 112jt Nego V.027794-5/1


MINGGU

28 DESEMBER 2008 / 30 ZULHIJAH 1429 H

FIGURE

Banjarmasin Post

25

Meresapi Peran Umi IBU adalah pilihan. Kalimat itu meluncur dari mulut Hj Maimunah Zarkasi. Kodratnya sebagai perempuan, yang harus menjadi ibu, ditempatkannya secara ganda di setiap aktivitasnya. Sosok seorang ibu, bagi perempuan asli Ponorogo, Jawa Timur. ini benar-benar multi. Tidak hanya saat ia berada di tengah keluarga, di samping anak-anak dan suaminya, ketika berada di masyarakat pun dia harus menjadi ‘ibu’. Peran seperti apakah itu? Mendidik dan memberikan pembekalan akhlak sehingga kelak dapat berguna bagi dunia dan akhirat, jawabnya lugas dan tegas. Ya, dua hal itulah peran ibu yang telah diresapinya sejak kodratnya menjadi perempuan yang tentu saja wajib menjadi ibu. Ia sebagai ibu yang melahirkan dan membesarkan dengan didikan dalam pandangan Islami untuk kedua buah hatinya, Nisa Marisa (24) dan Muhammad Sultan (18). Sebagai ibu, ia berupaya mengantarkan anak-anaknya menuju kebahagiaan dunia dan akherat dengan landasan ilmu agama. Selain itu, lulusan S2 program studi Pemikiran Islam Universitas Malaya Malaysia itu menempatkan diri dengan peran yang sama saat berada di tempat kerjanya.

J

ELAJAH

Di hadapan mahasiswa nya ia harus menjalankan tugasnya sebagai dosen agama di STIEI Banjarmasin sekaligus sebagai ibu. Peran mendidik dan membangun akhlak mulia, demikian ia mengatakan peran ibu itu. Putri dari pendiri Pondok Pesantren Modern Gontor Ponorogo, KH Zarkasi, ini memang memilih peran seperti ini. Ia pun termasuk orang yang tidak setuju dengan konsep emansipasi yang diartikan kesejajaran peran antara laki-laki dan perempuan. “Masing-masing itu, laki-laki dan perempuan telah memiliki perannya sesuai kodratnya. Karena Allah telah menciptakan sesuai fitrahnya dan memang berbeda,” katanya. Seorang perempuan tidak harus mengambil peran laki-laki ketika peran itu sudah dilakonkan oleh pasangannya yakni kaum bapak. Seorang ibu, ya tetap menjadi ibu. Meski, diakuinya kalau antara dua tempatnya di rumah dan pekerjaan ia sempat tertatih-tatih. Membagi waktu antara menjadi

R

ibu yang melayani anak-anak dan tugasnya di kampus, namun karena pilihannya menjadi seorang ibu inilah yang kemudian bisa memberikan kekuatan baginya untuk dapat bertahan. Pengalaman membuktikan kalau pilihannya itu menjadi formula ampuh sehingga ia tetap eksis dalam kehidupan di rumahtangga juga kariernya. Meski, dalam kehidupannya memang ada yang harus dikalahkan. Salah satunya ialah tawaran menduduki jabatan dalam tata struktural penting di kampus harus ditolaknya. Alasannya simpel. Ya, pilihan sebagai ibu lah yang mengemuka. Ia meresapi kodratnya kalau ibu yang dalam bahasa Arab dari kata umi, benar-benar kesayangan Allah. Diberikannya rahim ke dalam tubuh perempuan adalah bukti. Rahim itu ujar Maimunah adalah kependekan dari Rahman dan Rahim, yaitu sifat Allah yang maha pengasih dan penyayang. Ibu menjadi kepanjangan nikmat Allah untuk memberikan kasih sayang. Nah, kepada anak dan di kehidupan manusia lah rasa sayang itu kemudian seharusnya ditularkan oleh seorang ibu. Jadi, tidak ada alasan bagaimana pun untuk tidak memuliakan

ibu karena keistimewaannya itu. Jadi, menurutnya kalau memang telah diberikan tempat yang istimewa, maka reguklah manfaatnya. Caranya ya, tetap berada dalam peran dan fungsi ibu. Seharusnya, hari ibu itu tidak dimomenkan hanya dalam satu tahun sekali saja. “Always setiap hari lah. Karena kasih sayang ibu itu sungguh luar biasa diberikan oleh Allah,” katanya bijak dan terasa resap sekali makna Islaminya. Jadi, jangan heran kalau bagi Maimunah m e n g a j a r, merawat anak dan menjadi isteri tak kalah penting dan berharganya dengan cap a i a n karier setinggi apa pun itu.

Buktinya, kata hatinya yang meresapi menjadi ibu lah yang terbaik, sesuai petunjuk Allah akhirnya membawanya bisa juga diperhitungkan di percaturan tokoh, meski ia masih enggan disebut figur. “Saya masih sedang berusaha memberikan yang terbaik bagi orang lain,” imbuhnya lagi. Tanpa disangkanya, ia dipercaya tim KPU pusat agar menjadi tim penyeleksi calon anggota KPUD Kalsel. Sebagai satu-satunya kaum perempuan dari golongan cendekiawan, ia pun lagi-lagi menempatkan diri sebagai ibu. Saat ada enam sampai tujuh calon anggota

KPU Kalsel dari kaum perempuan, kemudian diseleksinya bersama lima anggota tim seleksi KPU lainnya semua ditanya dan diselidiki bagaimana menempatkan diri sebagai ibu. Lantas, bagaimana dengan tuntutan kaum hawa yang harus mandiri? Maimunah mengaku sependapat jika kebebasan memandirikan diri itu bukan berarti lantas ngoyo atau ngotot mengambil peran kaum adam. Ada kebebasan yang terbatas bagi perempuan. Pagar itu bernama keluarga. Kehangatan kasih sayang sangat diyakini banyak memberikan pengalaman terbaiknya sebagai ibu. (niz)

Biodata Nama : Hj Maimunah Zarkasi Lahir : Ponorogo, 20 Desember 1954 Suami : Bambang Alamsyah Anak : Nisa Marisa (24) dan Muhammad Sultan (18) Pendidikan : ❍SD sampai Sekolah Menengah di Pondok Moderen Gontor Ponorogo ❍IAIN Sunan Kalijaga Yogyakarta ❍IAIN Sunan Ampel Surabaya ❍Universitas Malaya Malaysia.

BANJARMASIN POST/HERRY MURDI

ASA

Talenta

Ayam Bakar Rempah Parahiyangan Resto

Bumbu Ndeso Kaya Gizi MENU yang satu ini benar-benar masakan nasional bercitra rasa Indonesia. Kekayaan rempah-rempah yang biasa menemani dapur rumahan alias bumbu ndeso diracik sedemikian rupa menjadi makanan yang berkelas dan tentu saja kaya gizi. Berawal saat sang super chep nya, Karsidi melamunkan menu apa lagi yang harus disajikannya di Parahiyangan Resto, dimana ia bekerja. Akhirnya dengan sedikit inovasi, plus memetik pengalaman dapur-dapur ndeso yang tak pernah melepaskan diri dari bumbubumbu yang diambil dari kekayaan alam Indonesia seperti lengkuas, kunyit, ketumbar, daun sereh dan daun jeruk akhirnya terciptalah ayam bakar rempah khas parahiyangan resto. “Kalau ayam bakar itu sudah biasa. Tapi yang diberikan bumbu rempah, bisa dijamin deh berbeda rasa. Meski bumbu ndeso, ini kaya gizi lho,” kata Karsidi. Kekayaan rempah asal Indonesia memang sudah lama terbukti khasiatnya. Tanaman yang menjadi obat ini bakal bisa diresapi dalam menu yang dibandrol Rp 40.000 per porsi. Kunyit misalkan, diakui bisa memunculkan rasa nyaman perut dan pencernaan. Konon, banyak orang memanfaatkan empon-empon (bumbu dapur) berwarna kuning ini sebagai obat maagh. Lantas, apa saja yang disajikan dengan menu seharga itu? Setengah ekor ayam diadoni dengan gilingan bawang merah BANJARMASIN POST/ANITA KUSUMAWARDHANI dan bawang putih, kunyit kemudian di tumis dan diungkep. Selanjutnya, proses pembakaran ayam pun dimulai. Tentu saja tidak lengkap tanpa nasi. Maklumlah standar makanan Indonesia. Sajian akan semakin lengkap ketika lalapan atau karedok menemani ayam bakar rempah. Keduanya dipilih sesuai selera. Jika doyan pedes, campuran cabe rawit di dalam ayam, bisa ditambahkan pula dengan pedesnya sambel lalapan. Sebaliknya, rasa manis di dalam adonan sambal kacang karedok bisa menjadi pilihan. Pembeli bisa meminta ayam bakar rempahnya tidak memakai cabe rawit. Jangan heran, jika kemudian ayam bakar rempah ini kemudian mencuat menjadi menu pendatang baru yang sudah mencuri hati. Meski baru diperkenalkan dalam daftar menu sebulan terakhir, permintaan sudah 30 porsi lho per harinya. (niz)

BANJARMASIN POST/ANITA KUSUMAWARDHANI

Iga Kambing Usir Dingin Selain ayam bakar rempah, menu yang sekarang lagi dipavoritkan di sini ialah iga kambing bakar. Rasanya pun tak kalah sedap dengan ayam bakar rempah. Dapur Parahiyangan setiap harinya bahkan bisa melayani 50 porsi menu ini. Apalagi kalau musim hujan seperti ini. Hawa dingin yang menyergap dapat ‘terusir’ dengan sendirinya deh dengan memakan iga kambing bakar. Karsidi dan kru koki di sini meramu iga kambing dengan bumbu segar yang menghangatkan tubuh. Iga kambing yang telah dipotong, dibaluri juice nanas. Di dalamnya sudah ditaburi lada dan garam. Binatang berkaki empat ini kemudian dibikinkan sambal untuk saus pembakarannya. Isinya mulai sambel belibis, kecap manis, ketumbar, minyak bawang. Semuanya diaduk rata untuk dipoleskan ke iga kambing yang telah dibumbui sebelumnya. Hanya perlu waktu sepuluh menit, iga kambing telah matang di atas panggangan. Siap disajikan di atas hot plate atau piring saji didampingi sambel kecap plus potongan tomat, bawang merah mentah dan cabe rawit. (niz)

Rekam Lagu Religi Banjar LAMA tak terdengar kabarnya, Zainur Royan juara Pildacil ternyata sudah merambah ke dunia musik. Bocah yang biasa disapa Royan ini, baru saja merampungkan album lagu-lagu Islami berbahasa Banjar. Meski, album yang mengangkat hits Manabung ini tak dilempar ke pasaran, setidaknya Royan sudah berani melangkahkan kariernya ke dunia industri musik. Album yang semua lagunya hasil karya musisi asal Banua Z Muchtar ini rencananya akan dibagikan sebagai satu souvenir bank lokal di Banua. Nah, apa alasan Royan berani masuk dapur rekaman? Pekan tadi saat BPost menemuinya di rumahnya di Jalan Bumi Handayani XIII No 7 Banjarmasin, dengan gaya khas anak-anaknya Royan mengatakan mantap saja memasuki dunia barunya. Namun ia memastik a n dirinya tetap sebag a i dai

Zainur Royan

cilik. Atribut itu pun masih menempel dalam albumnya. Pasalnya, tidak hanya sekadar nyanyian Islami saja yang ada di dalam compact disc itu. Mau tahu isinya? Royan mengatakan dengan mantap kalau dirinya juga bertausiyah pada album ini. Dari 10 lagu yang dinyanyikannya semua diselingi tausiah. “Ini judulnya kan album Tausiyah dan Lagu-Lagu Islami Berbahasa Banjar. Ya, jadi saya tetap bertausiyah sambil bernyanyi juga,” ucapnya polos. Royan pun manut saja ketika BPost memintanya menyanyikan penggalan bait dalam lagu Manabung. “Urang Banua ayo manabung ayo manabung. Biar sedikit asal manabung..,” dendangnya. Menurut Mulyadi SE dan dr Siti Kaidah abi dan umi Royan, perjalanan putera sulungnya menuju dapur rekaman sudah ada sejak 2007. Saat itu ada satu proposal masuk dari Lembaga Bina Bakat Anak Bangsa. Intinya, pegurus di lembaga merasa tertarik dengan karakter berbahasa Banjar Royan yang khas Banua banget. Ditambah lagi, olah vokalnya yang sudah terlatih dengan kebiasaan Royan melantunkan ayat-ayat suci Alquran dengan nada tinggi. Lembaga ini kemudian mengajukan permintaan agar Royan bisa digaet dalam rekaman lagu-lagu Islami berbahasa Banjar yang disponsori dari bank lokal Kalsel ini. Pertama, baik Royan juga kedua orangtuanya sempat tidak percaya diri. Namun setelah dirasa dan memohon petunjuk Allah, apalagi memasuku dunia rekaman kali ini tak melepaskan dari kebiasaannya menjadi dai cilik, mereka pun mantap melepaskan Royan memasuki dunia rekaman, walau awalnya hanya mencoba. Setelah dicoba, ternyata memang apa yang diinginkan si penggagas sesuai, rekaman pun berjalan pada 2008 ini. Royan dan keluarga semakin senang ketika mengetahui ternyata memasuki dunia rekaman ini dapat mencapai banyak tujuan. “Senang saja alhamdulillah, selain tetap bisa bertausiyah, ulun senang karena masyarakat bisa tetap mencintai budaya Banjar dan selalu dekat kepada Allah,” kata Royan, sambil terkekeh. (niz) BPOST/DOK


26

MINGGU 28 DESEMBER 2008 / 30 ZULHIJAH 1429 H

LAYANAN PUBLIK

Banjarmasin Post PEMBACA setia BPost, silakan sampaikan keluhan, saran dan kritik Anda terhadap public service atau masalah pembangunan di banua kita, secara singkat, cerdas dan santun melalui SMS ke nomor (0511) 7445000. Caranya: Ketik HOT <spasi> (isi SMS Anda)

Turunkan Tarif YTH. Pengelola Kojatas Bandara Syamsudin Noor. Saya usul agar tarif taksi dari bandara ke semua jurusan diturunkan dong. Masa harga premium turun Rp 1

Dipindah ke Depan

ribu, tarif taksi malah naik Rp 5 ribu?Khususnya ke Banjarmasin dari Rp 75 ribu jadi Rp 80 ribu. Trims. (08152132xxx)

Konsumen Dirugikan

SARAN buat RS Ansyari Saleh, agar ruangan fisiotrapi dipindahkan ke bagian depan, karena yang mau terapi kebanyakan orang tua yang kakinya sakit harus berjalan ke bagian belakang RS. (05116146xxx)

Akses Tertutup BRI cabang A Yani Km. 4,5 niatnya mau buka atau tutup?Setiap hari akses masuk selalu tertutup mobil yang parkir. Tolong ditertibkan. (05117632xxx)

MOHON penjelasan PT Tanjung Kait selaku agen elpiji, karena semalam sore saya beli elpiji di toko langganan. Dari pemilik toko mengatakan, kalau tabung milik saya sudah kadaluarsa, padahal baru bulan kemarin beli d i toko yang sama. Tetapi katanya pihak agen (Tanjung Kait) tetap tidak mau menerima tabung milik saya, kecuali mau menambah Rp 5.000 dari harga toko Rp.95.000 menjadi Rp 100.000/tabung isi 12 Kg. Kebetulan waktu itu ada pengantar dari PT Tanjung Kait sendiri. Kenapa bisa seperti itu?Dalam hal ini selaku konsumen tentu dirugikan. (08175085xxx) BANJARMASIN POST/APUNK“

Jangan Dipolitisasi

TOLONG kepada polisi Pamong Praja agar tidak menegur para penjual terompet. Masalahnya, acara ini dirayakan satu tahun sekali saja. Terima kasih. (085248594xxx)

UNTUK Bapak Ketua PGRI Kalsel. Masalah pembangunan gedung SDN Kampung Melayu di Jalan Simpang Ulin 1, dekat Duta Mall itu mestinya Anda realistis, meskipun Wali Kota berjanji akan membangun kembali SD tersebut, tetapi dari berbagai sudut pandang sangat tidak cocok adanya sekolah di situ. Permukiman perumahan hanya tinggal sedikit, yang ada pusat perbelanjaan dan pertokoan. Suasana belajar anak-anak tidak kondusif karena sudah terlalu ramai, bising, gaduh. Lapangan tempat bermain juga sempit sekali. Jadi sudah tidak ideal buat sekolah di situ. Lebih baik dihapuskan dan dijadikan ruang terbuka hijau hutan kota atau masjid agung. Saya harap bapak berpikirnya sebagai seorang pendidik, bukan sebagai politisi dan jangan dipolitisasi dong. Dari saya orang awam, bukan guru, bukan politisi. (085821041xxx)

Satu Jarum

Harus Disidang

Jangan Ditegur

PAK Kepala Dinas Kesehatan. Dalam rangka pencegahan AIDS, tolong pak masih ada Puskesmas yang menggunakan satu jarum untuk banyak pasien di Kota Banjarmasin. Alasan stok terbatas. (05117155xxx)

KEPADA Yth. Bapak Wali Kota Banjarmasin dan Kepala Dinas Pendaftaran Penduduk dan Catatan Sipil Kota Banjarmasin. Saya mau tanya, kenapa untuk membuat Akta Kelahiran harus disidang dan harus membayar Rp 400.000 lebih. Kasihan kami yang mau membuat Akta Kelahiran buat melamar pekerjaan tidak bisa membuat. Gimana mau dapat kerja, terima kasih. (081933799xxx)

LANGGANAN MACET - Deretan kendaraan roda empat memenuhi bahu Jalan A Yani Km3 hingga Km4, tepatnya pertigaan Jalan A Yani - Gatot Subroto, saat kemacetan terjadi, Senin (22/12). Kawasan ini merupakan langganan macet saat jam istirahat dan jam pulang kerja.

Tertibkan Aparat HULU SUNGAI UTARA - Pak Bupati. Tolong tertibkan aparat desanya. Karena selama ini sangat gampang penduduk luar Amuntai mendapat KTP Amuntai yang

Tak di Tempat BALANGAN - Masyasakat Paringin Selatan bersyukur dengan adanya Puskesmas Paringin Selatan, jadi masyarakat terlayani untuk kesehatan. Akan tetapi masyarakat kecewa dengan pelayanan, terutama masalah merujuk pasien, sering kali terkendala karena dokternya sering tidak ada di tempat. Padahal kami lihat di situ ada rumah dinas dokter, tapi tidak ditempati dan juga mobil ambulan sering dipakai untuk hal lain atau salah satu staf/petugas Puskesmas untuk pelatihanpelatihan di provinsi. Apakah mobil itu milik pribadi, sehingga tidak memperhatikan masyarakat yang sangat memerlukan pelayanan? (085248037xxx)

PLN Cabang Rantau untuk memperbaikinya. (085248044xxx)

Rabah Basapida OI urang PLN, tolong pang nyalakan lampu waspada di bundaran Jalan Panglima Batur ujung, banyak banar sudah urang rabah basapida mutur. (05117134xxx)

Alasan Pemeliharaan WAHAI saudara-saudaraku yang bekerja di PLN, kalian kayaknya sudah tidak punya malu dan terkesan bermuka tembok. Karena selalu melakukan kebohongan publik dengan alasan pemeliharaan, tapi setiap hari padamnya. (081348669xxx)

Pajah Tarus

BANJARMASINPOST/DOK

DAYA LISTRIK - Pasokan daya listrik di wilayah Kalsel khususnya selama ini ke pelanggan masih sangat kurang, apalagi untuk penyambungan baru. Namun, PLN dengan kondisi demikian tetap berusaha untuk memenuhi kebutuhan listrik bagi masyarakat dan perusahaan yang diperkirakan akan tertangani pada 2010.

Mohon Razia KAPOLRES Banjarbaru yang terhormat, mohon razia rutin kebut-kebutan di sepanjang Jalan Panglima Batur Timur, kami yang salat di Masjid Kanzul Khairat, kada tedangar lagi bacaan imam. (081348027xxx)

Tolong Diaudit

AMSI, ke mana uang iuran dari PSH atau instansi?Tiap bulan tidak ada pertanggung jawaban selama ini Pak Kapolda, tolong diaudit AMSI dan apa tidak ada penggantian Ketua AMSI. Apa tetap itu-itu aja ketuanya, mohon perhatian Bapak Kapolda. (05117130xxx)

Ganggu Lalu Lintas KEPADA petugas yang berwenang. Tolong pang diaturkan taksi-taksi yang ngetem di muka Jalan A Yani Duta Mall, memakan badan jalan. Ngalih banar kami para pengguna jalan lewat situ. (05117494xxx)

Ayo Bergerak SALUT buat Poltabes dan Polda Kalsel dalam memberantas peredaran miras karena biasanya kalau tutup tahun banyak menimbulkan korban akibat pengaruh miras. Buat Polsek-polsek, ayo cepat bergerak, jangan sampai menunggu banyak korban lagi berjatuhan. (05117125xxx)

BANJAR - Petugas loket kartu rawat jalan RSU Ratu Z aleha dasar angkuh. Kada kawa ditakunilah. Semalam ulun batakun ruang apotik, maka kada maherani, kisah kada mandangar, malah menertawakan. Lucukah? (05116266xxx)

BANJAR - Kepada Bapak Dirut PDAM Intan Banjar, air di rumah saya sudah dua hari ini gak ngalir dan saya juga sudah dua kali lapor via telpon ke PDAM, tapi gak ada tanggapan dan air di rumah saya tetap gak ngalir. Tolong dong pak Dirut, jangan tarifnya saja yang naik, tapi pelayanannya juga. (0816217xxx)

bikin perabot rumah rusak, tahu? (085251518xxx)

Sangat Berharap LAMPU penerang di badan jalan hidup pukul 22.00 Wita, padam padam 10.00 Wita. Karena itu, kami sangat berharap kepada PT

Malah Mentertawakan

Tak Ada Tanggapan

Bikin Rusak KEPADA PLN yang terhormat. Jangan pang mati nyala, bikin tarikan listrik naik aja dan

dipakai untuk pengobatan gratis yang dipakai oleh orang luar penduduk Amuntai. (081251052xxx)

OI Pimpinan PLN Barabai, tolong jangan talalu sering dipadamkan listrik arah Mahang, tiap hari pajah tarus. Kami bayar jua, tolong jaga hak kami sebagai pelanggan. (085248270xxx)

Ranjah Tarus YTH. Bapak Kapolda, tolong simpang empat Gatot eVteran buatkan pos jaga polisi. Napa kada tau lampu hijau atau habang, ranjah tarus. Kami haja parak rabah diserempet motor pikap yang buta warna. (081348808xxx)

Tertibkan Pedagang KEPADA aparat kepolisian, mohon bantuan menertibkan pedagang LPJ atau gas, samping SPBU Km 24 Landasan Ulin, tepatnya di depan gang SMP 4, kalau perlu ditindak, karena olah pedagang inilah menyebabkan jalan jadi macet. Karena ada mobil truk agen LPJ bongkar muat, tabung LPJ banyak berserakan di pinggir jalan atau gang tersebut, ada gerobak dan jaga taksi parkir menunggu penumpang atau pelajar, dan juga ada yang jualan pulsa di muka gang tersebut pakai gerobak, tambah parah macetnya, apalagi bersamaan dengan jam pulang sekolah. Kami warga, wali murid, pemakai jalan atau gang tersebut merasa sangat terganggu. Jadi kami mengharapkan kepada pedagang LPJ dan pulsa agar bersikap bijak, jangan hanya memikirkan keuntungan pribdi, namun mengorbankan kepentingan umum atau warga masyarakat. Atas prhatian aparat terkait, diucapkan terima kasih. Ditunggu gerakannya. (081953208xxx)

Papan Nama TANAHLAUT - Buat Kimprasda Tala. Tolong pengaspalan Jalan Balerejo ke Bajuin dipasang papan nama, siapa pelaksana, biaya dan ketebalan aspalnya, supaya masyarakat tahu. (08565365xxx)

Tolong Dianulir BATOLA - Kepada Yth. BKD Batola dan BKD Provinsi Kalsel, tolong di anulir untuk pelamar yang sudah masuk database, tapi masih ikut tes CPNS umum. (05117306xxx)

Tinjau Ulang HULU SUNGAI TENGAH - Kepada Yth. Bupati HST dan Manajer PT PLN Cab. Barabai. Tolong ditinjau ulang pemasangan menara dan saluran transmisi SUTET di desa kami, Benawa Tengah Barabai. Kami sangat keberatan, karena melalui permukiman penduduk dan berdampak buruk pada kesehatan. (08195178xxx)

Mohon Disemprot HULU SUNGAI SELATAN - Kepala Dinas Kesehatan HSS, di Perumnas Bumi Amawang Permai sudah dua orang terserang DBD. Jangan sampai bertambah korban. Mohon disemprot. Mendesak. (081349756xxx)

Pertandingan Basket TAPIN - Yth. Pak Bupati Tapin, tolong adakan pertandingan basket antar SMP se kabupaten Tapin untuk memeriahkan hari jadi Kabupaten Tapin yang ke-43, kasihan kami pak. (085652222xxx)

Terima Kasih BANJARBARU - Terima kasih kepada warga yang telah bergotong royong memperbaiki Jalan A Yani Km. 21 arah Pelaihari, tepatnya di muka Mesjid Ar Rahman. Karena jalan tersebut sudah banyak menelan korban. (05117375xxx)

Yang Menetap HULU SUNGAI SELATAN - Kepada Yth. Bapak Bupati Hulu Sungai Selatan. Sekarang Kades yang baru sudah dilantik, tolong Pak, kalau bisa pembentukan Sekdesnya orang yang menetap tinggal di Desa itu juga. Atas perhatian Bapak, ulun ucapkan terima kasih. (087815094xxx)

Dijual Ke Pengecer HULU SUNGAI TENGAH - Kepada pertamina, tolong ditindak pangkalan minyak tanah yang ada di Haruyan, tepatnya di Haruyan seberang. Kalau perlu cabut saja izinnya. Sudah harganya melebihi HET, bahkan minyak tanahnya banyak dijual kepada pengecer. Untuk masyarakat umum cuma dapat tiga liter per orang, sedangkan pengecer dapat 75 sampai 100 liter lebih per orang. Harusnya anda malu, jangan hanya memikirkan untung yang banyak serta menggunakan kesempatan dalam kesempitan, tujuan utama dari pangkalan tersebut adalah mensejahterakan masyarakat sekitar, bukan mensejahterakan para pengecer. (081347292xxx)

Banyak Tingkah PAK Kapolda Yth. Sepertinya kebijakan putra daerah kembali ke daerahnya, mohon dipikirkan lagi. Masih magang saja sudah banyak tingkah, apalagi kalau sudah jadi. Waspadalah. (085751098xxx)

Keberatan Sekali KEPADA Yth. Kapolda dan Kapoltabes di Banjarmasin. Kami Supir batu bara keberatan sekali dengan preman di Trisakti sampai Pasir Mas. Kami minta jangan ada korban dibelakang hari. Kami siap melawan, walaupun terjadi keributan. (081251252xxx)

Jangan Razia PAK Kapolda, tolong ingatkan anggota bapak Lantas Pelaihari. Kalau razia, jangan jam kerja, kasihan orang-orang terlambat masuk kantor. Tolong ya, Pak Kapolda. (081351553xxx)

Kadada Petugas OI aparat yang berwenang, kenapa kadada petugas yang maatur truk batu bara di persimpangan jalan tol?Mulai Sei Besar. Kada dapat jatahkah lagi?Kasihan kami handak lalu. (05117566xxx)

Harus Dibagi ASSALAMUALAIKUM wr. wb. Bapak Kapolda yang baik, saya mau tanya apakah dibenarkan dana penyidikan Reskrim memang harus dibagi 50 persen untuk Kapolres dan 50 persennya untuk anggota reskrim, anggota yang banyak ditambah kasatnya lagi. Sedangkan kata Wakapolda, bila ada Kapolres yang memotong, beri tahu saya, sedangkan Kapolres Kandangan melakukan itu Pak Kapolda, jadi harus gimana anak buah bekerja dengan baik, jatah anak buah saja dimakan, apa lagi mau bantu keanggota, jelas tidak mungkin. (085248123xxx)

Sarjana Kalah BAPAK Kapolres HST yang bijaksana, kenapa dalam tes pembuatan SIM seorang sarjana tidak luluslulus, sedangkan orang tidak bisa membaca dan menulis dapat lulus tes tersebut?Apakah ada hubungannya dengan Rp 20 ribu rupiah?Harap tindak lanjut laporan ini. (087815891xxx)


MINGGU

28 DESEMBER 2008 / 30 ZULHIJAH 1429 H

TAMBUN BUNGAI

Banjarmasin Post

27

Gelar Ritual Bakar Batu Q Warga Dayak Sambut Tahun Baru MUARATEWEH, BPOST Warga Dayak yang beragama Hindu Kaharingan di Kabupaten Barito Utara (Bar u t ) K a l i m a n t a n Te n g a h mempersiapkan ritual tolak bala menyambut tahun baru 2009. “Ritual ini biasa kami lakukan tiap malam pergantian tahun,” kata Sekretaris Majelis Daerah Agama Hindu Kaharingan (MDAK) Barut, Mansaji. Kegiatan yang akan digelar di rumah ibadah umat Hindu Kaharingan Balai Basarah Muara Teweh ini akan dihadiri sejumlah pejabat setempat. Acara ritual berupa bakar kemenyan dan bebatuan yang merupakan tradisi

umat Kaharingan untuk balian longan bulau atau acara minta keselamatan untuk menyambut pergantian tahun. Menurut Mansaji, kegiatan ini merupakan ungkapan permohonan kepada Tuhan Yang Maha Kuasa yang muncul dari lubuk hati umat Hindu Kaharingan untuk mendekatkan diri kepada Ranying Hatala Langit (Tuhan Yang Maha Esa). “Kami berharap, kerukunan masyarakat dan umat beragama daerah ini menjadi lebih baik pada tahun depan,” katanya. Selain menggelar ritual tersebut, pada malam itu juga dibacakan ikrar bersama di hadapan pejabat. Isi ikrar di

antaranya meminta Gunung Peyuyan, Gunung Peyenteau dan Gunung Lumut di wilayah Kecamatan Gunung Purei agar dilindungi dan dihindarkan dari perbuatan orang yang tidak bertanggung jawab. Hutan di sekitar kawasan tiga gunung yang disakralkan suku Dayak Umat Kaharingan itu merupakan tempat mengantar liau (arwah) orang yang meninggal dunia menuju ke lewu tatau atau sorga melalui ritual adat wara. “Kami minta hutan di kawasan gunung yang menjadi tempat sakral itu dijaga dari perbuatan orang-orang yang tidak bertanggung jawab,” katanya. (ant)

11 UKM Dapat Kucuran Dana

BPOST/TUR

KOESDIANTO Manager PLN Kalteng

PALANGKARAYA,BPOST - Perusahaan Listrik Negara (PLN) Cabang Palangkaraya Kalimantan Tengah, menggulirkan dana sebesar Rp 2,7 miliar untuk membantu pengembangan usaha kecil menengah dan koperasi di Kota

Cantik Palangkaraya. Manager PLN Cabang Palangkaraya, Koesdianto mengatakan, mitra binaan PLN, berupa UKM yang telah dibantu mencapai 327 usaha kecil sejak 1992. Pada bulan ini, 11 UKM sektor peternakan ayam dan kios makanan dibantu sebesar Rp 100 juta. “Semua usaha kecil yang kami bantu itu merupakan mitra binaan PLN,” ujar, Sabtu (27/12). Dikatakan, program bantuan bergulir itu bertujuan untuk lebih mendekatkan PLN dengan masyarakat, apalagi beberapa waktu terakhir sempat terjadi krisis listrik berkepanjangan, di mana PLN banyak disorot masyarakat. Dana bergulir itu berbentuk uang yang harus dikembalikan secara mengang-

sur. “Bunganya sangat ringan, hanya enam persen saja,” ujarnya. Dikatakan, dari 11 UKM yang mendapat bantuan, diberikan waktu hingga tiga bulan ke depan untuk mengembangkan usahanya. Setelah itu, mereka harus mengembalikan dana tersebut secara mengangsur. Dana sebesar Rp 100 juta itu dibagi kepada 11 UKM dengan besaran antara Rp 5 juta hingga Rp 10 juta per orang tergantung jenis usaha. Koesdianto menegaskan, tidak ada kriteria khusus dalam pemberian bantuan tersebut. “Kriterianya tidak sulit. Pengusaha cukup mengajukan permohonan ke PLN, lalu kami survei. Jika dianggap layak, kami cairkan bantuan,” ujarnya. (tur)

Gelar Dua Operasi PALANGKARAYA,BPOST - Polda Kalimantan Tengah mengerahkan sebanyak 4.130 personel atau sepertiga kekuatan kepolisian setempat untuk mengamankan Pemilu Legislatif yang akan digelar April 2009. Kapolda Kalteng, Brigjen Pol Syamsuridzal menegaskan, kerawanan bisa terjadi menjelang pelaksanaan pemilu, terutama aksi unjuk rasa dan terorisme. “Ancaman terorisme tetap kami waspadai menjelang pelaksanaan pemilu mendatang,” ujarnya, Sabtu (27/12). Menurut dia, menghadapi pemilu 2009, pihaknya telah melaksanakan beberapa persiapan. Pihaknya juga telah mendata jumlah TPS, Linmas, dan jumlah anggota yang akan dilibatkan untuk pengamanan tersebut, ter-

masuk telah menggelar latihan. Tak hanya itu, pada Januari nanti, pihaknya juga akan membuat perjanjian kerja sama dengan parpol peserta pemilu untuk bersama-sama menjaga situasi agar tetap kondusif. Pengamanan pemilu itu diberi nama Operasi Mantab Brata 2009. Kepala Biro Operasi Polda Kalteng, Kombes Joni Tangkudung, menambahkan, meski pasukan Polda sebagian besar akan dikerahkan untuk pengamanan pemilu, razia pembakalan liar akan tetap digelar secara rutin. Dia menjamin, pengerahan pasukan pengamanan untuk dua operasi itu, Wanalaga dan Pengamanan Pemilu Legislatif 2009 tetap berjalan lancar. “Kami jamin tidak tidak terjadi stagnasi,” katanya. (tur)

BANJARMASIN POST/FATURAHMAN

AWAN TEBAL - Awan tebal disertai hujan deras dengan petir dan guntur makin sering terjadi dalam sebulan terakhir di Kota Cantik Palangkaraya. BMG memperingatkan kawasan Kalteng rawan terjadi serangan angin puting beliung dan gelombang pasang.

Penjual Daging Babi Mengalah Q Pasar Kahayan Dibangun Maret 2009 PALANGKARAYA,BPOST - Pedagang yang menjadi korban kebakaran akan dipindah ke bangunan baru di Pasar Kahayan, awal 2009. Namun, karena keterbatasan lapak dan kios, tak semua pedagang tertampung pada bangunan baru itu. Kepala Dinas Pasar dan Kebersihan Kota Palangkaraya, Amir Samad mengatakan, sesuai data, jumlah pedagang korban kebakaran sebanyak 597 orang, sedangkan lapak maupun kios yang dibangun hanya 592 unit. Menurutnya, dari 597 pedagang, yang aktif hanya 318 orang (54 persen), sedangkan 279 orang (46 per-

sen) tidak aktif. “Pedagang yang tidak aktif itu menyewakan kiosnya kepada pihak lain. Sementara ada ratusan pedagang baru malah berminat tapi belum terakomodasi karena bangunan itu diprioritaskan untuk korban kebakaran,” katanya Sabtu (27/12). Akibat kekurangan lapak

DATA PEDAGANG PASAR KAHAYAN

T Pedagang konveksi T Pedagang sembako T Mainan anak dan asesoris T Pedagang obat T Pedagang kosmetik T Pedagang kelontong T Pedagang ikan, ayam, daging sapi T Pedagang daging babi T Pedagang buah T Pedagang sayur T Pedagang makanan T Tukang jahit dan potong rambut T Pegawai koperasi Total

105 orang 183 orang 20 orang 10 orang 6 orang 33 orang 58 orang 13 orang 13 orang 88 orang 55 orang 12 orang 1 orang 597 orang

Sumber: Dinas Pasar dan Kebersihan

Ingin Segera Pindah PARA pedagang korban kebakaran Pasar Kahayan yang masih ditampung di kios-kios darurat mengaku ingin secepatnya pindah ke bangunan baru. Mereka sudah empat tahun merasa sumpek tinggal di kios yang hanya terbuat dari kayu itu. Mereka mengaku sering kepananasan saat siang. Sementara saat musim penghujan, jalan di kawasan ini sering becek sehingga memunculkan bau dan pemandangan tak sedap. “Kami ingin secepatnya dipindah ke bangunan baru,” ujar Nanang, salah seorang pedagang, Sabtu (27/12). (tur)

itu, kata Amir, belasan pedagang daging babi terpaksa mengalah. Mereka telah mengajukan surat permohonan untuk dibuatkan tempat tersendiri di bangunan baru itu. “Untungnya mereka tidak masuk bangunan baru, jadi bisa dipakai pedagang lain. Mereka akan dibuatkan tempat khusus, terpisah dari pedagang ikan, daging sapi, sayuran dan buahbuahan,” katanya. Mulai Maret 2009, lanjutnya, setelah bangunan darurat Pasar Kahayan dibongkar, dan pedagangnya dipindah ke bangunan baru, pemko akan membangun kembali kawasan itu menjadi bangunan permanen dengan dana pinjaman dari bank dunia. Kadis Pekerjaan Umum,

Permukiman dan Prasarana Wilayah Kota Palangkaraya, Sanijan S Toembak mengatakan, bangunan Pasar Kahayan telah rampung dikerjakan. Pihaknya telah menyerahkan pengelolaan bangunan baru itu kepada Dinas Pasar dan Kebersihan. “Kami hanya menjalankan tugas membangun fisiknya, sedangkan terkait pengelolaannya, kami serahkan kepada Dinas Pasar untuk mengaturnya, termasuk untuk memindahkan pedagang ke bangunan baru itu,” ujarnya. Awalnya pemko ingin memindah pada pedagang awal 2008 lalu, tapi batal karena sarana pendukung, seperti tempat parkir yang tidak memadai. (tur)

Barut Target PAD Rp 18 Miliar

BANJARMASIN POST/FATURAHMAN

TIM ANTI HURUHARA - Polda Kalimantan Tengah mengerahkan 4.000 lebih personel dari semua unsur untuk mengamankan pelaksanaan Natal dan tahun baru 2009. Pasukan disiagakan di seluruh wilayah Kalteng.

MUARATEWEH, BPOST Pemkab Barito Utara (Barut) Kalimantan Tengah, memproyeksikan pendapatan asli daerah (PAD) tahun anggaran 2009 sebesar Rp 18,1 miliar, atau naik 20 persen dari tahun 2008 yang hanya Rp 15 miliar. “Naiknya proyeksi PAD ini setelah melihat realisasi tahun ini melebihi target,” kata Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Barut, Drs Jamaludin. Sumber penerimaan PAD itu ditargetkan dari pajak daerah

sebesar Rp 1,403 miliar naik dibanding tahun ini Rp 1,360 miliar, dan retribusi daerah sebesar Rp 3,9 miliar naik dari sebelumnya Rp 3,3 miliar. Sumber lain adalah hasil pengelolaan kekayaan daerah yang dipisahkan sebesar Rp 1,6 miliar naik dari sebelumnya Rp 1,5 miliar, dan pendapatan daerah lain yang sah sebesar Rp 11,1 miliar naik dari tahun 2008 sebesar Rp 8,8 miliar. “Kami optimistis target itu tercapai,” katanya. Sementara itu Kepala Di-

nas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Barut, Ir Godlin mengatakan, realisasi PAD hingga November 2008 telah mencapai Rp 23,9 miliar atau 159,70 persen dari target setelah perubahan Rp 15 miliar. Sumber PAD yang melebihi target, yaitu pos retribusi daerah Rp 4,7 miliar atau 144,04 persen dari target Rp 3,3 miliar, lain-lain pendapatan asli daerah yang sah sebesar Rp 16,7 miliar atau 189,38 persen dari target Rp 8,8 miliar dan hasil perusahaan mi-

lik daerah dan hasil pengelolaan kekayaan daerah yang dipisahkan terealisasi Rp 1,5 miliar atau 100,28 persen dari Rp 1,5 miliar. Sedangkan penerimaan PAD hingga mendekati akhir tahun anggaran yang masih minim, yakni pos pajak daerah baru terealisasi Rp 955,4 juta lebih, atau 70,25 persen dari target setelah perubahan Rp 1,3 miliar. “Tiga pos sudah mencapai target, namun satu sumber pendapatan masih belum optimal,” tandas Godlin. (ant)


28

MINGGU

28 DESEMBER 2008 / 30 ZULHIJAH 1429 H

BUMI ANTASARI

Banjarmasin Post

Warga Tidur di Rakit Q Puluhan Desa Kembali Terendam MARTAPURA, BPOST - Belum kering dari sisa banjir yang mengepung sejumlah kecamatan dua pekan lalu, warga Kabupaten Banjar kembali disibukkan dengan datangnya banjir susulan sejak Sabtu (27/12) dini hari.

METRO BANJAR/DONNY SOPHANDI

MAIN AIR - Sejumlah bocah bermain di genangan banjir yang masih merendam Jalan Desa Tambakbaru, Kecamatan Martapura, Sabtu (27/12). Mereka tak menghiraukan ancaman penyakit melalui air yang bisa menyerang mereka.

Warga Protes Pembongkaran Eks Dermaga MARTAPURA, BPOST - Sudah puluhan tahun, eks dermaga di Desa Pekauman Kecamatan Martapura Timur tak digunakan. Yang tersisa hanya beberapa tiang dermaga yang terbuat dari kayu ulin. Meski tak digunakan lagi, warga justru merasakan manfaat lain dari keberadaan eks dermaga tersebut. Yang pasti, bisa menahan jalan desa yang ada di bantaran sungai dari longsor. Tak salah jika warga pun keberatan jika eks dermaga itu dibongkar oleh PT Golden selaku pemilik dermaga. Akibatnya, proses pembongkaran pun sempat diwarnai keributan antara warga Desa Pekauman dengan PT Golden. “Kami keberatan jika eks dermaga dibongkar karena bisa menyebabkan jalan longsor. Selama ini, keberadaan

tiang dermaga cukup melindungi jalan dari derasnya arus sungai terutama di musim hujan seperti sekarang,” ujar Udin, warga Desa Pekauman. Mendapat penolakan, PT Golden pun menunda niatnya. Warga membuat surat pernyataan ke Camat Martapura Timur untuk diteruskan ke Bupati Banjar. Dalam surat pernyataannya, warga meminta tiang eks dermaga itu tidak dibongkar untuk melindungi jalan dari longsor. M Aidil Basit, Camat Martapura Timur mengatakan, dermaga di Desa Pekauman merupakan milik PT Golden atau Pabrik Kertas Martapura (PKM). Namun dia tidak tahu persis alasan PT Golden membongkar sisa-sisa tiang eks dermaga itu. “Surat penolakan warga sudah kita sam-

paikan ke bupati, yang jelas warga takut terjadi longsor jika tiang eks dermaga itu dibongkar,” jelas Basit. Di sebelah eks dermaga sendiri merupakan jalan Martapuralama yang sudah didirikan puluhan rumah warga. Jika Jalan Martapuralama longsor, dikhawatirkan mengancam rumah warga. Selain di Desa Pekauman, ancaman longsor akibat derasnya arus sungai juga menyebabkan ruas Jalan Desa Tangkas Kecamatan Martapura Barat rusak. Meski sering diperbaiki, longsor masih sering terjadi. Dinas Kimpraswil Kalsel pun sempat membuat jembatan di ruas jalan rusak Desa Tangkas. Pembangunannya melalui proyek tanggap darurat jalan dan jembatan senilai Rp 4,8 miliar. (mia)

Hujan lebat yang terjadi di wilayah hulu Sungai Martapura menyebabkan puluhan desa di bagian hilir kembali terendam banjir. Warga pun harus rela tidur di atas rakit atau tempat yang lebih tinggi. Meski belum ada yang mengungsi, sejumlah posko di beberapa kawasan rawan banjir sudah disiagakan. Kepala Desa Tambakbaru Kecamatan Martapurakota, Zainal Arifin mengatakan, ketinggian air di desanya mencapai satu meter lebih. Belum ada satu pun warganya yang mengungsi, hanya satu madrasah yang diliburkan karena terendam. Di Desa Tambak Baru Ulu, air terus meninggi hingga merendam enam RT. Akli (32), warga desa setempat, mengaku tetap bertahan di rumah sambil menjaga harta bendanya. Meski air merendam bagian dalam rumah, Akli beserta isteri dan dua anaknya tidur di

atas tempat tidur yang terbuat dari rakit bambu. “Di atas rakit bambu itulah kami sekeluarga tidur sambil menjaga harta benda. Untungnya anak-anak libur sekolah, jadi bisa membantu selama banjir,” ujar Akli. Di tengah kepungan banjir, para korban banjir seolah tak mengalami kesulitan menjalankan aktivitas. Menggunakan perahu kayu, warga bisa berbelanja ke sejumlah warung atau berkunjung ke rumah tetangga. “Hampir tiap rumah di sini punya perahu, jadi saat banjir seperti sekarang, bisa digunakan untuk alat transportasi,” ujar Anang, satu warga Desa Tambak Baru Ulu. Kawasan bantaran sungai lainnya yang masih terendam adalah Desa Pingaranulu dan Desa Pingaranilir Kecamatan Astambul. Bahkan jalan di desa ini menjadi rusak.

Warga setempat berharap pemerintah daerah membuat siring di sepanjang Desa Pingaran untuk meminimalkan dampak bencana banjir yang menjadi langganan di kawasan ini. “Sudah saatnya Desa Pingaran dibuatkan siring untuk mengurangi dampak banjir. Akibat banjir, ruas jalan yang sudah diperbaiki kembali rusak, itu namanya mubazir,” ujar Husin, warga Desa Pingaran. Sementara itu, bantuan bagi korban banjir terus mengalir, baik dari pemerintah daerah, perusahaan, pengurus partai, hingga perorangan. Banyaknya bantuan tersebut, membuat korban banjir tercukupi bahan makanan. “Kalau bahan makanan, alhamdulillah masih ada bantuan dari pemerintah. Hanya saja, kaki terasa lecet dan gatal-gatal karena rumah kelamaan terendam banjir,” ujar seorang warga. (mia)

DESA YANG TERENDAM 1. Tambakbaru, Martapurakota 2. Tambakbaruulu, Martapurakota 3. Pingaranulu, Astambul 4. Pingaranilir, Astambul

DBD Renggut Bocah Murungkenanga rawat selama seminggu di rumah sakit akibat positif DBD. Apalagi, sebelumnya Awsyof yang masih duduk di bangku TK ini terlihat sehat dan bugar. “Kakaknya lebih dulu terkena demam berdarah, namun sudah sembuh. Tapi adiknya meninggal setelah tiga hari dirawat di rumah sakit,” jelas Mahfud. Semula, Awsyof dinyatakan radang tenggorokan oleh dokter spesialis anak, dr Shihab. Namun selang beberapa hari, suhu tubuh korba n t e t a p p a n a s , s e hingga oleh keKorban DBD di Murungkenanga l u a rg a l a n g s u n g dibawa ke RSUD P M Awsyof (meninggal dunia) Ratu Zalecha. P M Luthfi (dinyatakan sembuh) Baru beberapa P Latifah (dirawat di RSUD) kali menjalani transP Hasanah (dinyatakan sembuh) fusi darah, korban

MARTAPURA, BPOST - Kesedihan tampak di wajah Mahfud (40) dan Masniah (35), warga Desa Murungkenanga Kecamatan Martapurakota. Putra bungsu mereka, M Awsyof (6) meninggal akibat terserang d e m a n b e rd a r a h d e n g u e (DBD), pada Jumat (26/12) malam. Mereka tak menduga serangan demam berdarah mengambil putra tersayang mereka. Pasalnya, sebelumnya, M Luthfi (13), kakak korban bisa diselamatkan setelah sempat di-

langsung meninggal dunia. Pihak keluarga korban cukup kecewa dengan pelayanan RSUD Ratu Zalecha yang tidak memiliki persedian darah. “Kami kecewa karena rumah sakit tidak memberikan pelayanan transfusi darah. Terpaksa k a m i m e nc a r i s e n d i r i k e PMI Martapura,” ujar Mahfud. Muhaimin, Kepala Desa Murungkenanga mengatakan, sebelum Awsyof, DBD juga menyerang warga desa mereka, seperti Latifah (10), warga RT 1 yang saat ini masih di rawat di RSUD Ratu Zalecha, dan Hasanah (9), warga Jalan Murung. “Kalau Awsyof tinggal di RT 4, sedangkan Latifah warga RT 1, saat ini masih menjalani perawatan di RSUD

Ratu Zalecha. Dinas Kesehatan telah melakukan fogging untuk mengantisipasi penyebaran penyakit ini,” ujar Muhaimin. Kepala Puskesmas Martapurakota, Dedi Kurniadi mengatakan, demam berdarah biasanya bertambah di musim penghujan seperti sekarang. Karena itu, dia mengingatkan warga untuk mencegahnya dengan menerapkan perilaku hidup sehat. Dia meminta warga tidak hanya tergantung kepada fogging untuk mengantisipasi demam berdarah. “Pencegahan DBD sangat tergantung dari perilaku masyarakatnya. Bisa menerapkan perilaku hidup sehat atau tidak,” ujar Dedi. (mia)

Tampilkan Mamanda Keliling Desa KOTABARU, BPOST - Menyambut tahun baru 2009, Dinas Pariwisata Seni dan Budaya (Disparsenibud), Kabupaten Kotabaru, menggelar kesenianMamanda keliling kecamatan dan desa di Kotabaru. “Dalam rangka sosialisasi keragaman budaya dan menyambut tahun baru, kami menyelenggarakan apresiasi dan sosialisasi seni budaya tradisional ke desa-desa dan kecamatan,” kata Kepala Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kotabaru, H Mahmud Dimyati. Sebagaimana tahun lalu, seni tradisional yang dipergelarkan adalah mamanda, dan tari daerah ditambah berbagai seni tradisonal lainnya.

Untuk mendukung pergelaran ini, pertunjukkan seni tersebut dimainkan oleh seniman yang tergabung dalam Yayasan Pusaka Saijaan binaan Disparsenibud Kotabaru, didukung oleh beberapa seniman dan kelompok seni lainnya. Untuk tahun 2008, pergelaran dilaksanakan secara maraton di desa-desa atau kecamatan, di antaranya Desa Salino, Kecamatan Pulau L a u t Te n g a h . S e l a i n M amanda dengan judul “Fitnah Marikit di antara Bunga-bunga Cinta”, juga ditampilkan tarian Japin Sigam dan seni tradisional kecapi Bugis, yang dimainkan oleh seniman setempat.

Tiga Sekdes Batal Terima SK KOTABARU, BPOST - Sebanyak 40 sekretaris desa (sekdes) di Kotabaru akan menerima surat keputusan (SK) pegawai negeri sipil (PNS) pada Januari 2009. “Kemungkinan Bupati Kotabaru H Sjachrani Mataja akan menyerahkan SK PNS Sekdes tersebut pada Januari 2009. SK tersebut telah ditandatanganinya,” kata Kabag Pemerintahan Desa, Sekretariat Daerah Kotabaru, H Amrullah. Jumlah penerima SK PNS tersebut berkurang tiga orang dari sekretaris desa yang telah melengkapi berkas pengangkatan, yakni sebanyak 43 orang. “Ada beberapa persyaratan atau berkas administrasi dari tiga orang tersebut belum lengkap, sehingga SK PNS-nya belum dapat diserahkan bersamaan dengan 40 orang lainnya,” ujarnya. Kendati tertinggal tidak menerima SK PNS, sekdes yang pada Januari belum menerima SK, juga akan tetap diangkat menjadi PNS selama

memenuhi syarat sesuai peraturan pemerintah (PP) nomor 45/2007 tentang Pengangkatan Sekretaris Desa menjadi CPNS. Sekdes yang dapat diangkat CPNS harus memenuhi syarat di antaranya memiliki surat tanda tamat belajar (STTB) serendah-rendahnya sekolah dasar (SD), berusia paling tinggi 51 tahun dan serendahrendahnya 18 tahun terhitung pada 15 Oktober 2006. Sebelumnya, pelaksana tugas Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kabupaten Kotabaru, Said Husin Alkadri mengatakan dari 191 sekdes di Kotabaru, tercatat 46 sekdes lulus SD. Lulusan SMP atau sederajat sebanyak 49 orang, lulusan SMA dan sederajat 83 orang, enam orang lulusan diploma 1 (D1) serta tujuh orang lulusan sarjana (S1). Dari jumlah tersebut, sebanyak 21 orang berumur diatas 51 tahun, dan 45 orang masa kerjanya kurang dari dua tahun. (ant)

“Kecapi Bugis ini merupakan seni bercerita dalam Bahasa Bugis, diiringi petikan kecapi yang dimainkan oleh dua orang,” terang Mahmud. Meski warga Desa Salino kebanyakan berasal dari Suku Bugis, ternyata mereka meminta agar Mamanda bisa digelar lagi pada masa-masa mendatang. Pergelaran Mamanda kedua dilaksanakan di Berangas, Pulau Laut Timur (13/12) dengan judul “amuk hantarukung”, ditambah tarian Japin Sigam dan tarian Japin Anak Delapan. Sedangkan pergelaran Mamanda ketiga dilaksanakan di Sungai Kupang, Cantung Kecamatan Kelumpanghulu (20/12) dengan judul

Kain Putih Putera Mahkota. Seni tradisi lainnya yang digelar adalah tarian Radap Rahayu dan juga persembahan tarian tradisional oleh anakanak SDN Sungaikupang. Meski hujan gerimis, pergelaran keempat di Serongga, Kelumpanghilir, dengan judul “Prahara Hati di Atas Titian Cinta” serta tari Japin Sigam tetap digelar. Pergelaran terakhir di Lapangan Siring Laut Kotabaru pada Rabu (24/12). Mamanda kali ini diberi judul “Dukun Palsu” dan tarian yang ditampilkan adalah “Diang Ingsun”, yang pernah ditampilkan pada festival Sri Gemilang di Tembilahan Riau beberapa waktu yang lalu. (ant)

Petani Dilatih Membuat Pupuk KOTABARU, BPOST - Kepala Dinas Pertanian dan Peternakan Kotabaru, H Gusti Syafrin Masrin, menyatakan, pihaknya akan melatih para petani untuk memproduksi pupuk alternatif atau organik, sebagai pengganti pupuk berbahan baku kimia. Kendati belum terjadi kelangkaan pupuk seperti yang terjadi di sejumlah daerah, ketrampilan memproduksi pupuk tetap harus dimiliki petani Kotabaru. “Petani harus dibekali ketrampilan membuat pupuk organik. Jika terjadi kelangkaan pupuk, mereka bisa memproduksi sendiri,” jelas Syafrin. Dijelaskan, pada tahap awal, dinas akan melatih tiga kelompok tani, satu di Kecamatan Pulau Laut Barat, dan dua kelompok di Kecamatan Pulau Laut Timur. Menurut Syafrin, dengan memproduksi pupuk organik,

petani akan banyak menerima keuntungan karena bahan baku mudah didapat di sekitar lingkungan. “Jerami, sampah-sampah ranting kecil, daun-daun, semak belukar dapat dijadikan bahan baku. Itu mudah didapat di sekitar lingkungan rumah,” katanya. Keuntungan lainnya, penguraian pupuk dan manfaat pupuk organik jauh lebih bagus dibandingkan pupuk kimia atau anorganik. Selain itu, biaya operasional pembuatan pupuk organik hanya sekitar 10 persen dari biaya pembelian pupuk anorganik. Pupuk organik juga lebih ramah lingkungan sehingga bisa mempertahankan kesuburan tanah. Selain memberikan pelatihan, Dinas Pertanian juga akan memberikan bantuan jamur (obat) untuk merangsang bahan baku menjadi pupuk. (ant)

METRO BANJAR/DONNY SOPHANDI9

RAWAN AMBRUK - Jembatan gantung di Kecamatan Aluh Aluh, Kabupaten Banjar ini kondisinya sudah memperihatinkan sehingga rawan ambruk.

Petani Terpaksa Merendam Karet BATULICIN, BPOST - Krisis global yang berdampak terhadap menurunnya harga jual karet tidak menyurutkan semangat para petani karet di Kecamatan Sungailoban, Kabupaten Tanahbumbu (Tanbu) melakukan penyadapan. Untuk mengantisipasi agar harganya tetap stabil, petani setempat punya cara tradisional yang unik. Sebagian petani karet berinsiatif merendam hasil sadapannya hingga batas waktu yang tidak ditentukan, sambil terus menunggu harga jual karet kembali normal. “Kalapun kita merendam getah karet terlalu lama tidak akan mempengaruhi kualitas yang dihasilkan. Sebab, dengan cara perendaman getah karet mampu bertahan hing-

ga satu tahun. Hitung-hitung, menunggu harga karet hingga kembali normal,” kata Suyono (40), salah satu petani karet di Kecamatan Sungailoban. Meski demikan, tidak semua petani karet rela menunggu terlalu lama mendapatkan hasil. Upaya merendam karet dari hasil sadapannya rata-rata dilakukan oleh petani yang tergolong mampu atau ekonominya mapan. Sedangkan petani karet yang kondisinya kurang mampu, terpaksa menyadap karet tiap hari dan langsung menjualnya kepada sejumlah pedagang meskipun saat ini harganya relatif rendah. Harga jual karet, saat ini masih berkisar Rp 4.500 per kilogram. Harga ini jauh lebih

rendah dibandingkan sebelum krisis yang membuat harga karet masih mampu bertahan di atas Rp 12.000 per kilogram. Penjualan getah karet dengan harga rendah terpaksa dilakukan oleh para petani akibat mendesaknya kebutuhan keluarga mereka. Hal ini diperparah, dengan banyaknya barang kredit yang diambil sebelum krisis, sehingga saat ini mereka punya beban melunasi pembayarannya. “Berbagai barang kredit seperti sepeda motor, perabot rumah tangga, dan perlengkapan lain rata-rata diambil petani sebelum krisis berlangsung. Sehingga, mau-tidak mau mereka saat ini wajib melunasinya,” kata Suyono. (ant)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.