Banjarmasin Post - 27 Januari 2009

Page 1

Banjarmasin

Post

DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI

Ibu Presiden Protes

Dua Boneka Mirip Malia dan Sasha

GGL

BAGI para pengusaha suvenir, masa ‘keemasan’ Presiden Amerika Serikat Barack Obama mulai sirna. Penjualan mug, kaos dan semua pernak-pernik yang beraroma Obama menurun sejak dilantik menjadi presiden pada 20 Januari 2009. Sebuah perusahaan bone-

SELASA

27 JANUARI 2009/ 30 MUHARAM 1430 RP 3.000

NO. 12446 TH XXXVII/ ISSN 0215-2987

28 HALAMAN

70 Penumpang Pilih Batal

ka mengalihkan sasarannya kepada kedua putri obama, Malia dan Sasha. Dua boneka yang mirip Malia (10) dan Sasha (7) dibuat dan diberi nama Marvelous Malia dan Sweet Sasha.

Senin Penuh Kecelakaan Maut

Hal 14 kol 4-7

Hal 14 kol 4-7

PALANGKARAYA, BPOST - Sedikitnya 70 penumpang Batavia Air yang akan bertolak dari Bandara Tjilik Riwut, Palangkaraya, tujuan Surabaya memutuskan batal berangkat, Senin (26/1). GGL

NU Tolak Golput Haram Partai Islam Beda Sikap PADANG, BPOST- Majelis Ulama Indonesia menetapkan haram terhadap mereka yang bersikap golput. Namun, Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) menyatakan fatwa itu melampaui batas. “Tidak usah ditarik ke haram. Itu tidak benar,” tandas Ketua Umum PBNU Hasyim Muzadi di sela-sela Harlah ke-23 dan Rapimnas Ikatan Pencak Silat NU Pagar Nusa di Taman Mini Indonesia Indah, Senin (26/ 1). Hasyim mengingatkan golongan putih atau tidak memilih terjadi karena ada alasan. Mereka terpaksa golput karena sibuk bekerja, sibuk dengan keluarga. Ada juga yang golput karena tidak ada sosok yang memenuhi syarat. “Jadi ini soal selera tidak bisa kita menyalahkan,” ujar Hasyim. Golput diputuskan haram dalam penutupan sidang Ijtima Ulama Komisi Fatwa MUI III, di Kota Padang Panjang, Sumbar, kemarin. Haram berlaku jika seseorang tak menggunakan hak pilihnya padahal ada calon pemimpin yang memenuhi syarat. “Dalam Islam, memilih pemimpin wajib hukumnya, asal pimpinan yang dipilih itu memenuhi persyaratan,” kata Ketua Komisi Fatwa MUI Sumbar, Gusrizal Gazahar. Wakil Ketua Komisi Fatwa MUI Ali Mustafa Ya’qub mengatakan fenomena golput berbahaya karena kita bisa tidak mempunyai pemimpin.

ANTUMBRA disebut juga Anular Eclipse yaitu gerhana dari pantulan negatif matahari. Biasanya terjadi saat bulan berada di orbit terjauh dari bumi

GRAFIS : BPOST/ IVANOV

Masyarakat Terjepit

KOMPAS/KRISTIANTO PURNOMO

GERHANA MATAHARI - Pengunjung memadati Planetarium Jakarta untuk menyaksikan fenomena gerhana matahari cincin menggunakan teleskop, Senin (26/1). Proses gerhana ini terjadi dari pukul 15.21 - 17.50 WIB dan mencapai puncaknya pada pukul 16.41 WIB. Gerhana ini dapat dilihat secara sempurna di wilayah Tanjung Karang Lampung dan Anyer Banten.

SIAPA yang paling gembira menyambut keluarnya fatwa MUI yang melarang umat Islam golput alias tidak memilih? Dialah Ketua MPR Hidayat Nurwahid. Mantan Presiden PKS ini adalah salah satu tokoh yang meminta MUI mengeluarkan fatwa tersebut. “Keluarnya fatwa MUI ini sudah selayaknya,” ujar Hidayat Nurwahid dihubingi, Senin (26/1). Fatwa itu, menurutnya, untuk menyukseskan pemilu. Fatwa ini tak lain ingin menegaskan kepada umat Islam bahwa memilih itu wajib sebagai warga berbangsa dan bernegara.

Bulan

Bumi

GRAFIS : BPOST/ IVANOV

Antumbra

Gerhana matahari cincin memiliki radiasi yang sangat kuat sehingga tidak boleh dilihat dengan mata telanjang

Seperti Apel Digerogoti PALANGKARAYA, BPOST Wahid, warga Jalan Tjilik Riwut Kilometer 2 Palangkaraya, Kalimantan Tengah, menyiapkan kacamata hitamnya. Dia ingin sekali melihat gerhana matahari

cincin yang kabarnya juga melintasi ibu kota Kalteng, Senin (26/1) sore. Ini suatu yang langka terjadi, pikir Wahid. Hal 14 kol 4-7

Hal 14 kol 4-7

SI PALUii

Nikmati Barongsai di Hari Imlek

“Siapa Tahu Ada yang Ngasih Angpao” BERSAMA 14 temannya, Indra duduk di anak tangga Kelenteng Agung Soetji Nurani di Jalan Piere Tendean, Banjarmasin. Mata anak yang duduk di kelas III SDN di Basirih tersebut seolah tak berkedip melihat atraksi barongsai yang ada di depannya. iuhnya bebunyian kesenian negeri Tirai Bambu membuat Indra dan teman-teman enggan melepaskan pandangan. Setelah pertunjukan memperingati tahun baru Imlek usai, mereka tetap tak beranjak dari tempat duduk. Bahkan, ketika rombongan barongsai pergi, mereka tetap di sana sambil beberapa kali menoleh ke dalam kelenteng.

R

BANJARMASIN POST/ HERRY MURDY HERMAWAN

Hal 14 kol 1-3

ILUSTRASI : FOTO SUPERSTOCK.COM

Hal 14 kol 4-7

Matahari

Polisi Itu Bocah 14 Tahun SEORANG bocah berusia 14 tahun membikin heboh Kota Chicago, Amerika Serikat. Ia menyamar sebagai polisi dan mengemudikan mobil patroli polisi. Asisten Superintenden James Jackson, Minggu (25/1), mengatakan aksi bocah tersebut selama hampir lima jam pada Sabtu lalu diketahui setelah berpapasan dengan polisi asli. Polisi curiga karena seragam bocah itu tidak disertai tanda bintang, yang wajib ada. Penyelidikan dilakukan karena perbuatannya dianggap membahayakan keamanan. Identitas bocah itu tidak diungkap karena masih di bawah umur. Dalam aksinya, ia tidak membawa senjata. Ia juga tidak mengeluarkan surat tilang. Dugan menjelaskan bocah itu memang terlihat lebih tua dari usianya. Rupanya ia terobsesi menjadi anggota polisi dan tahu cara kerja polisi setelah mengikuti program “Pemuda Mencintai Polisi”. (kps)

Asa Tu In Wan BARIAH di kampung tamasuk janda kambang. Urangnya lamak mungkal, kulitnya putih kuning, rambutnya ikal, pambengkeng wan bila lihum bungas banar. Hal 14 kol 1-3

- Nang kada mancoblos pamilu haram, Lak-ai + Haram manyarah waja sampai ka puting, Nang-ai Anang Gayam

05:06

12:35

15:59

18:44

19:56


2

SELASA

27 JANUARI 2009 / 30 MUHARAM 1430 H

BANJARMASIN BUNGAS

Banjarmasin Post

Susah Cari Uang Kembalian Tarif Angkot Tidak Turun BANJARMASIN, BPOST - Turunnya harga bahan bakar minyak (BBM) tidak membuat tarif angkutan kota Banjarmasin ikut turun. Sopir dan pengusaha angkutan bersikeras tidak menurunkan tarif. Di Banjarmasin ada dua jens angkutan kota (angkot) yakni angkot kuning polos dan angkot kuning putih. Menurut Kepala Dinas Perhubungan, Informasi dan Komunikasi Kota Banjarmasin, Rusdiansyah, tarif tidak diturunkan. “Sementara tarif angkot tetap atau tidak diturunkan,” kat a R u sdiansyah, Senin (26/1). Menurut dia, instansi yang dipimpinnya sudah melakukan pertemuan dengan pengurus Organda dan Serikat Pekerja Transportasi Indonesia (SPTI) Banjarmasin, Sabtu (24/1). Jika tarif angkot diturunkan sampai delapan persen seperti yang dilakukan Pemprov Kalsel, sopir dan pengguna angkutan bakal kesulitan. Sebab, tarif sekarang Rp 3.000 jika turun delapan persen mejadi Rp 2.750. “Jika itu diterapkan, bakal menyulitkan, Sebab uang kembaliannya sulit dicari. Tanggung,” ujar Rusdiansyah. Selain itu, lanjut Rusdiansyah, harga onderdil atau suku cadang kendaraan naik lebih dari 100 persen. Meskipun harga BBM turun, tidak ada artinya jika harga suku cadang jauh lebih tinggi. Menurut Rusdiansyah, kondisi angkot di Banjarmasin berbeda dengan kota lain. “Mereka kalah bersaing dengan motor kreditan yang membuat jumlah penumpang menurun drastis,” katanya.

“Mereka kalah bersaing dengan motor kreditan yang membuat jumlah penumpang menurun drastis” RUSDIANSYAH Kepala Dinas Perhubungan Kota Banjarmasin

Saat ini tercatat ada 900 angkot di Banjarmasin. Hanya 400-an yang beroperasi. Tarifnya pun fleksibel.”Seharusnya Rp 2.500, tapi kenyataannya ada yang bayar Rp 2.000 bahkan Rp 1.500 tetap diterima sopir,” kata Rusdiansyah. Meskipun tidak menurunkan tarif, namun sopir dan pengusaha angkutan berjanji, jika harga suku cadang kendaraan turun ada lagi pertemuan memb a has penurunan tarif. “Memang, kita kemarin menaikkan tarif lantaran kenaikan BBM diikuti kenaikkan harga

suku cadang. Namun, ketika BBM turun, harga suku cadang malah naik,” kata Ketua SPTI Kota Banjarmasin Abdul Wahid. Wahidah, warga Jalan Kelayan A, mengakui sulit mencari uang Rp 250. “Kalau mau turun jangan tanggung, Rp 500 atau Rp 1000 atau tidak turun. Kalau turunnya Rp 250 bakal bikin repot,” katanya. Sementara itu, Hadi, seorang mahasiswa mengaku mengerti mengapa sopir tidak mau menurunkan tarif angkot. Pasalnya, dalam sekali jalan, saat ini sangat sulit melihat angkot yang penuh. “Sebenarnya, akan ada seleksi alam, siapa yang lebih murah dan nyaman itu yang bakal dipilih orang. Jika tarif ojek lebih murah, bisa saja orang akan meninggalkan angkot,” kata mahasiswa Unlam Banjarmasin ini. (dd)

Tarif Bus AKAP di Terminal Km 6

BANJARMASIN POST/APUNK

BARONGSAI DI MAL - Puluhan warga menyaksikan pertunjukan kesenian Barongsai di Duta Mall Banjarmasin, Senin (26/1) bertepatan dengan hari Raya Imlek 2560.

Empat Pelajar Terlibat Pembunuhan

Pergub Belum Berlaku

PERATURAN Gubernur (Pergub) Nomor 02 Tahun 2009 yang mengatur penurunan tarif angkutan antarkota dalam provinsi (AKDP) telah terbit. Tapi tarif lama masih berlaku sampai sekarang. Di Terminal Induk Km 6, angkutan antarkota dalam provinsi (AKDP) dan angkutan antarkota antar Tarif Bus AKDP provinsi (AKAP) masih belum berubah, yakni seharusnya turun delapan persen. Berbagai Sumber Seorang petugas di agen Penjualan Tiket Po Tiga Putra, Rian, mengatakan, saat ini pihaknya belum bisa melakukan perubahan tarif. “Sementara ini memang tidak ada penurunan tarif angkutan di agen kami. Kami masih kesulitan untuk memutuskan menurunkan tarif angkutan, pasalnya harga suku cadang dan biaya operasional armada tidak mengalami penurunan,” ujarnya. Harga BBM yang sudahditurunkan pemerintah juga tidak serta merta menaikkan jumlah penumpang. “Jumlah penumpang kami tetap seperti sebelumnya. Tiap hari maksimal paketan sabu, yang dibungkus dengan kami hanya mendapatkan 15 penumpang,” kata Rian. menggunakan plastik klip. Sementara itu, petugas agen Bus Samudera, Iwan “Saya terpaksa melakukan hal ini, karena mengaku sudah menerima surat edaran pemberlakukan tagihan kredit sepeda motor yang biasa saya tarif baru. pakai untuk mengojek sudah jatuh tempo,” “Tapi seluruh agen di Terminal Km 6 belum bisa memkata warga Jalan Pegadaian No 20 Kelurahan berlakukannya. Mungkin beberapa hari lagi kebijakan ini Pekapuran Laut ini. kami rapatkan bersama dengan melibatkan pihak pengu“Sabu, sebenarnya dijual dengan harga Rp saha maupun Organda dan pemerintah,” ujarnya. 2,2 juta pergramnya. Tapi saya jual lagi jadi Sebelumnya, Ketua Organda Kalsel, Rustam mengaku Rp 2,3 juta pergram. Kelebihan Rp 100 ribu belum mengetahui terbitnya Pergub yang mengatur peitu rencananya saya ambil untuk saya,” nurunan tarif karena sedang berada di Padang, Sumatera katanya. Barat. Kanit II Sat I Direktorat Narkoba Polda Menurut dia, kalaupun sudah diterapkan seharusnya juga Kalsel, AKP Matsari HS mengatakan, masih mempertimbangkan usulan pihaknya agar ada campur mengembangkan penyelidikan untuk mentangan pemerintah mengatur penjualan suku cadang. (ee) dapatkan informasi asal sabu tersebut. (tin)

Police Line

Jadi Kurir untuk Bayar Motor ROSYIDI (30) mengaku nekat menjadi kurir sabu karena terdesak harus membayar tagihan kredit sepeda motor. Mendapat iming-iming bayaran Rp 100 ribu tiap gram sabu yang berhasil dijualnya, ayah satu anak ini menyanggupi ketika diminta untuk mengantarkan paket sabu. Apes bagi Rosyidi. Calon pembelinya adalah petugas Sat I Direktorat Narkoba Polda Kalsel yang melakukan penyamaran. Pria yang sehari-harinya bekerja sebagai tukang ojek ini pun ditangkap petugas saat transaksi di halaman parkir RSUD Ulin Banjarmasin, Senin (26/1) sekitar pukul 17.00 wita. Dari tangan Rosyidi, petugas berhasil mengamankan barang bukti berupa lima

Perpanjang SIM Tiap Jumat BANJARMASIN, BPOSTTak terasa program Sunday Morning Service (SMS) telah berjalan lebih dari dua bulan. Program ini jadi alternatif warga Banjarmasin mengurus perpanjangan Surat Izin Mengemudi (SIM). Tiap Minggu pagi mobil SIM keliling milik Direktorat Lalu lintas Polda Kalsel, melayani masyarakat di halaman Masjid Raya Sabilal Muhtadin. Pelayanan yang diberikan melalui program SMS ini tidak berbeda dengan layanan oket perpanjangan SIM Mapoltabes Banjarmasin maupun SIM Corner di Duta Mall. Syarat memperpanjang SIM melalui program SMS ini sangat mudah. Cukup menyediakan fotocopy KTP dan membawa SIM yang sudah habis masa berlakunya serta membayar biaya administrasi. “Jadi, sambil jalan-jalan pagi atau berolahraga di hari Minggu masyarakat bisa memperpanjang SIM C atau SIM A,” ujar Kabag Min Regiden Dit Lantas Polda Kalsel, AKBP Anjar Gunadi. Menurut Anjar, terobosan ini merupakan upaya untuk makin mendekatkan pelayanan kepada masyarakat. Selain dijamin cepat, mudah serta bebas calo, pelayanan yang dibuka dari pukul 07.00 Wita hingga pukul 10.00 Wita ini menawarkan hal lainnya. Suasana Minggu pagi di seputar kawasan Masjid Raya Sabilal Muhtadin yang selalu ramai dengan aktivitas warga yang berolahraga menjadi hiburan sembari menunggu proses per-

METRO BANJAR/DONNY SOPHANDI

MEMBLUDAK - Petugas Polantas melayani warga untuk melakukan pembuatan dan SIM di mobil pelayanan SIM keliling.

panjangan SIM. Selain bakal terus melaksanakan program SMS, Dit Lantas Polda Kalsel juga melaksanakan program serupa tiap Jumat. “Inti dari pelak-

sanaan program ini adalah makin mendekatkan diri kepada masyarakat. Tiap Jumat banyak warga yang datang ke Masjid Raya Sabilal Muhtadin untuk melaksanakan

Salat Jumat,” kata Anjar. “Jadi, sebelum atau usai Salat Jumat, warga yang ingin memperpanjang SIM bisa terlayani,” ungkap Anjar. (tin/*)

Berharap bisa Sekolah Lagi SUDAH dua hari empat remaja, Hm (16), Di (13), De (16) dan SH (17) menginap di Ruang Tahanan Mapolsekta Banjarmasin Barat. Terlibat kasus pembunuhan membuat mereka tak bisa bersekolah. Kemarin, BPost mengunjungi empat pelajar SMP itu. Mereka menundukkan kepala seperti menyembunyikan rasa malu. Raut wajah mereka menyiratkan penyesalan. Empat remaja itu berurusan dengan polisi karena mengeroyokan Zainal Ariffin (20) hingga tewas. Peristiwa itu terjadi di Jalan Rawasari Ujung Gang Rawa Bening, Kamis (22/ 1) sekitar pukul 23.00 Wita. Seorang lagi berinisial AN (19) masih belum ditangkap. “Saya sangat menyesal atas kejadian itu. Soalnya saya tidak tahu kalau kejadian pengeroyokan itu bakal membuat Zainal tewas,” ujar SH. SH menuturkan, kejadian itu berawal ketika dia dan korban cekcok. “Dia mengeluarkan kata-kata kasar dan saya tidak terima,” kata SH. Sebelum pengeroyokan, SH dan temannya, Ayu ingin me-

nemui Sheila teman mereka yang tinggal di sana. Saat itu Zainal berada di halaman rumah Sheila Karena kabarnya dia naksir Sheila. Tak berapa lama Di, Hm, De dan seorang rekannya An (19) menyusul SH yang masih bertengkar. Perkelahian pun tak terhindarkan. Zainal dikeroyok sampai tercebur ke sungai. Besoknya Zainal ditemukan warga tewas dengan empat luka di dada kiri. “Saya tidak tahu siapa yang menusuk saat itu, karena setelah melihat Zainal terjatuh kami segera berlarian dari tempat itu,” ujar SH. Sementara itu, Hm mengaku kapok terlibat kejadian itu. “Sebenarnya saya masih merindukan bisa bersekolah lagi,” ujarnya. Terpisah, ibu Zainal, Amnah (60) meminta pelaku pembunuh anaknya dihukum seadiladilnya. “Kami tahu pelakunya masih di bawah umur. Tapi kami berharap agar mereka dapat dihukum seadil-adilnya,” kata Amanah, ditemui di rumahnya Jalan Sutoyo S Gang Suryanata. (ee)


SELASA

27 JANUARI 2009 / 30 MUHARAM 1430 H

BANJARMASIN BUNGAS

Banjarmasin Post

3

E-MAIL: BUNGAS@BANJARMASINPOST.CO.ID

Enam SMAN Tak Lulus Hari Ini Pengumuman Try Out BANJARMASIN, BPOST- Standar kelulusan 5,50 masih sulit dicapai siswa-siswi SMA Negeri di Banjarmasin. Terbukti hasil uji coba (try out) Ujian Nasional (UN) pada 20 sampai 22 Januari 2009 sangat jelek.

BANJARMASIN POST/HERRY MURDY HERMAWAN

SALAT GERHANA - Ratusan jemaah Masjid Muhammadiyah 2, Sungai Miai Banjarmasin melaksanakan Salat Gerhana Matahari setelah Salat Ashar, Senin (26/1). Kemarin sore terjadi gerhana matahari cincin dan bisa disaksikan di beberapa kota di Indonesia.

Matematika Paling Jeblok MATEMATIKA merupakan mata pelajaran yang jadi momok bagi siswa. Dibanding mata pelajaran lain, nilai rata-rata matematika hasil try out K3S paling rendah. Namun, menurut Koordinator Area Primagama Banjarmasin Ahmad Nihad, apabila dilihat tiap jurusan, nilai terendah untuk jurusan IPA ada pada mata pelajaran Fisika. Sedangkan pada jurusan Bahasa dan IPS, nilai terendah adalah matematika. Nilai tertinggi jurusan IPA untuk mata pelajaran Matematika adalah 9,00 sedangkan terendah 1,40. Bahasa Inggris tertinggi 9,00 dan terendah 1,40. Sedangkan Fisika tertinggi 8,50 dan terendah 0,75. Pelajaran Biologi tertinggi 7,50 terendah 1,50 serta Kimia paling tinggi 8,75 paling rendah 1,25.

Nilai tertinggi Matematika jurusan IPS adalah 6,25 dan paling rendah 0,50. Mata pelajaran Bahasa Inggris tertinggi 9,00 terendah 1,00. Bahasa Indonesia tertinggi 8,60 dan terendah 1,40. Tertinggi di Geografi 7,25 dan paling rendah 1,00. Ekonomi paling tinggi 8,25 terendah 1,00. Sedangkan pelajaran Sosiologi tertinggi 8,75 terendah 2,00. Pada jurusan Bahasa, nilai tertinggi Matematika 4,50 sedangkan terendah 1.00. Bahasa Inggris tertinggi 8,00 dan terendah 2,40. Bahasa Indonesia tertinggi 7,80 terendah 2,40. Sastra Indonesia tertinggi 6.25 terendah 2.25. Bahasa Jepang tertinggi 9,60 terendah 1,40 serta Antropologi tertinggi 7.25 dan terendah 4.75. (bb)

Uji coba tersebut diselenggarakan kelompok kerja kepala sekolah (K3S). Jurusan IPA diikuti 936 siswa, jurusan IPS diikuti 1.237 siswa dan Jurusan Bahasa 29 orang. Khusus jurusan Bahasa hanya diikuti SMA Negeri 2 Banjarmasin. Pengumuman hasil uji coba dilaksanakan hari ini. Standar kelulusan rata-rata 5,50 dan tidak boleh ada nilai di bawah 4,00. Data diperoleh BPost dari Primagama sebagai penyedia soal, enam SMAN tidak mampu meluluskan siswanya seorang pun. Enam sekolah tersebut adalah SMAN 5, SMAN 9, SMAN 10, SMAN 11, SMAN 12 dan SMAN 13. Koordinator Area Primagama Banjarmasin Ahmad Nihad mengatakan, dari 936 siswa jurusan IPA, hanya 50 orang atau 5,34 persen lulus. Sedangkan pada jurusan IPS dari 1.237 siswa yang ikut try out hanya 100 orang lulus atau 8,08 persen. “Sementara itu untuk jurusan Bahasa hanya diikuti satu sekolah saja, dari 29 siswa hanya limayang berhasil

Masih ada dua try out lagi. Kesempatan memperbaiki masih terbuka lebar”

Dia menyarankan pihak sekolah harus lebih membekali siswanya untuk menghadapi UN pada 20 April 2009. Pihak Primagama akan memberikan analisa kepada pihak sekolah perihal kegagalan yang dialami siswanya. Diharapkan, pihak sekolah bisa memberi pengayaan lebih banyak pada siswanya. Kepala SMAN 1 Banjarmasin Zainudin mengatakan, hasil try out yang jeblok adalah peringatan agar para siswa berbenah memperbaiki kekurangan. Menurut Zainudin, uji coba tahap pertama ini jadi acuan bagi guru untuk segera memberikan pengayaan mata pelajaran yang dianggap masih

kurang. “Kita masih ada waktu sekitar dua bulan untuk memperbaiki kekurangan-kekurangan yang masih ada sehingga pada saat ujian nasional sebenarnya, siswa sudah bisa secara maksimal melaksanakannya,” ujarnya. Ditambahkan Zainudin, biasanya siswa siap pada saat jelang pelaksanaan ujian nasional. “Masih ada dua try out lagi. Kesempatan memperbaiki masih terbuka lebar,” ujarnya. (bb)

ZAINUDIN Kepala SMAN 1 Banjarmasin

lulus,” ujarnya. Menurut Nihad, berdasarkan analisa Tim Primagama, ada beberapa faktor utama penyebab hasil uji coba jeblok. Antara lain try out dilaksanakan terlalu dini, materi yang diujikan ratarata masih belum rampung diajarkan dan ketidak siapan siswa menghadapinya. Padahal, lanjut Nahid, soal dibuat berdasarkan analisa soal yang nantinya bakal diujikan. Soal itu dibikin tim dari Litbang Primagama pusat dan Primagama Banjarmasin.

Sumber: Primagama

Disdik Beri Toleransi SDN Mantuil 1

BANJARMASIN, POST/AHMAD RIDUAN

BERMAIN - Puluhan siswa SDN Mantuil 1 Banjarmasin sedang bermain di halaman sekolah, Senin (19/1).

Saldo Akhir 26 Januari 2009

3 X 100 IMPRESSIONS

509.556.047

BANJARMASIN, BPOSTHalaman SDN Mantuil 1 Banjarmasin tampaknya bakal terus digunakan untuk penumpukan batu bara. Dinas Pendidikan Kota Banjarmasin memberi toleransi asalkan tidak mengganggu aktivitas sekolah. Pantauan BPost, Senin (26/1) tumpukan batu bara yang dibungkus dengan karung masih tersusun rapi di halaman sekolah, berdekatan dengan Sungai Martapura. Saat itu tak tampak aktivitas bongkar muat di sekolah yang beralamat di Jalan Tembus Mantuil RT 18, Banjarmasin Selatan itu. Hanya ada beberapa perahu sandar di tepi sungai. Petugas dari cabang Dinas Pendidikan Kota Banjarmasin

sudah meninjau ke sana Rabu (21/1). Kepala Dinas Pendidikan Kota Banjarmasin Noor Infansyah sudah menerima laporan hasil peninjauan. Menurut Noor Infansyah, pihaknya masih mentoleransi halaman sekolah itu dijadikan tempat penumpukan batu bara karungan. Syaratnya tidak mengganggu kegiatan sekolah seperti olahraga dan upacara. Noor Infansyah mengatakan, pemberian toleransi didasari atas keinginan warga setempat, yang meminta agar diberi sedikit lahan untuk mereka bekerja. Permintaan memanfaatkan halaman sekolah untuk penumpukan batu bara itu menurut Noor Ifansyah bukan permintaan perorangan melainkan oleh ketua RT yang mewakili warga. Apalagi sebagian besar warga di sana tidak bekerja setelah mendapat PHK dari perusahaan kayu. “Kalau itu permintaan masyarakat mau tidak mau kita harus toleransi. Sebab, keberhasilan sekolah perlu dukungan dari masyarakat,” ujarnya. Selain itu, ada kompensasi dari perusahaan yang menumpuk batu bara di sana untuk sekolah, yakni Rp 100 per karung. “Kompensasi itu bukan atas permintaan sekolah namun berdasarkan keinginan dari pengusaha itu sendiri,” ujarnya. (bb/ee)


4

SELASA

Banjarmasin Post

27 JANUARI 2009 / 30 MUHARAM 1430 H

SPORTEN

Perang Borneo Tak Terelakkan PERANG Kalimantan akan terjadi pada Grup G Divisi I Liga Indonesia 2009 yang dijadwalkan digulir pada Mei nanti. Barito Putera Banjarmasin satu grup dengan Persepar Palangka Raya (Kalteng), Persikubar Kutai Barat (Kaltim) dan Persipon Pontianak (Kalbar). Pembagian pool yang mempertemukan empat tim dari pulau Borneo itu berdasar bocoran yang didapat BPost, Senin (26/1). Adapun satu tim lainnya yang masuk grup tersebut adalah Persidago Gorontalo. Dari keempat tim lawan itu, Barito hanya cukup mengenal Persikubar yang sama-sama promosi musim kompetisi ini. Pada Divisi II 2008, Barito dan Persikubar tiga kali bentrok. Pertama Barito kalah 0-1, kemudian menang 4-1 dan terakhir unggul 3-0. Sebelumnya pada Gubernur Cup III 2008, Laskar Antasari dan Macan Dahan bermain seri tanpa gol. Sementara Persepar dan Persipon merupakan tim promosi musim kompetisi 2007 lalu. Namun pada Divisi I 2007 dan 2008 keduanya selalu gagal walau hanya lolos dari putaran grup. Sedangkan Persidago Gorontalo dari penulusuran BPost mesti bermain di Divisi Utama 2007, namun mereka absen. Sekretaris Barito Putera, M Noor SE, mengakui pihaknya juga mendapat bocoran informasi pembagian grup Divisi I 2009 itu. Tapi, imbuhnya, sepengetahuannya hal itu masih tentatif. “Sifatnya masih sementara, sehingga kemungkinan besar masih ada perubahan. Wajar, namanya juga masih rancangan,” ujar M Noor saat dihubungi

di Banjarbaru, kemarin. Namun, lanjutnya, yang sudah hampir pasti adalah sistem laga kandang dan tandang (home and away), sebab kalau menggunakan home tournament lagi, semua kontestan Divisi I menginginkan menjadi tuan rumah. Pelatih Barito Putera, Salahudin, menyatakan tak masalah Tim Seribu Sungai satu grup dengan klub mana pun. Toh target yang diembannya dari manajemen Barito tidak berubah, yakni lolos ke Divisi Utama 2010. “Namun memang, akan lebih memudahkan kalau kita sudah mengenal lawan. Setidaknya kita sudah tahu tipikal permainan mereka,” tutur pelatih yang melejitkan Persepar dari Divisi III hingga ke Divisi I dan membawa Barito merebut trofi kampiun Divisi II 2008. Terkepung Jatim Bila Barito Putera masuk grup lunak, tim Kalsel lainnya, Persiko Kotabaru justru bergabung dalam pool yang berat. Betapa tidak. Laskar Todak Saijaan dikepung empat tim asal Jatim yaitu Persewangi Banyuwangi, Persid Jember serta duo Blitar, PS Blitar Kota (PSBK) dan PS Blitar Inti (PSBI). Ketua Persiko Kotabaru, Syaiduddin, mengatakan dia belum menerima informasi soal rancangan pembagian grup tersebut. Menurutnya, kendati kelak

mendapatkan jadwal dari BLAI PSSI, dia belum berani memastikan apakah Persiko akan ikut atau tidak kompetisi nanti. “Seperti yang pernah saya sampaikan, sekarang Persiko mengalami masalah pada keuangan. Apalagi setelah ditinggal manajer tim, Iqbal Yudianoor,” timpal ketua PSSI Kotabaru itu. (buy)

Grup G 1. Barito Putera Banjarmasin (Kalsel) 2. Persepar Palangka Raya (Kalteng) 3. Persipon Pontianak (Kalbar) METRO BANJAR/AYA SUGIANTO

Barito Putera (kuning) kontra Persikubar pada Divisi II Liga Indonesia 2008 di Stadion 17 Mei Banjarmasin. Dalam tiga pertemuan Barito unggul 2-1.

4. Persikubar Kutai Barat (Kaltim)

Senang Walau Hanya Dapat Piagam

5. Persidago Gorontalo

Gr up F Grup 1. Persiko Kotabaru (Kalsel) 2. PSBI Blitar (Jatim) 3. Persid Jember (Jatim) 4. Persewangi Banyuwangi (Jatim) 5. PSBK Blitar (Jatim)

PETENIS cilik Banjarmasin, M Rifky Fitriadi (10), kembali membuktikan diri sebagai yang terbaik di Kalsel dan Kalteng pada kelompok umur 12 tahun. Terkini Arif, sapaannya, merebut trofi kampiun Kejuaraan Tenis Antar-Kelompok

Jawara Biliar Kibarkan Banua TIGA pebiliar Kalsel membuka peluang mengibarkan panji daerah ini di kancah kompetisi nasional yang sedang berlangsung Bandung. Noor Hidayattullah, M Zulfikri dan Siau Wieto yang membawa nama Bunt Pool & Cafe Banjarmasin, memastikan langkah ke babak 32 besar Turnamen Terbuka Nasional 9 Ball yang dilaksanakan di IDZA Biliar Pool & Cafe Bandung, Senin (26/1). Dayat, sapaan Noor Hidayattullah, yang masuk kelompok unggulan atau seeded, sehingga langsung bermain di putaran 64 besar, kemarin mencatat dua kemenangan beruntun. “Pertama saya mengalahkan pebiliar tuan rumah, Acep dengan skor 7-4 dan barusan mengungguli jagoan DKI Jakarta, Rozal, dengan kemenangan tipis, 7-6,” tutur Dayat saat dikontak via ponselnya, kemarin sore. Kemenangan dengan skor yang nyaris sama dibukukan pebiliar nasional Siau Wieto yang untuk pertama kali bermain membela Kalsel melalui klub Bunt. Wieto yang saat ini masih menduduki peringkat 10 be-

sar Indonesia menghajar Yanuar dari Pontianak, Kalbar, 7-3, dan melibas Dimas asal Semarang, Jateng, 7-6. Sedangkan mantan pebola sodok nomor satu Indonesia, M Zulfikri yang sudah dua kali mengibarkan bendera klub biliar Kalsel (sebelumnya dia mem persembahkan trofi juara untuk Pluto Billiard Banjarmasin), menang mudah atas dua lawannya. Rani dari DKI Jakarta dan Hendri (Bandung) dibungkam dengan skor telak, 7-1. Sebetulnya masih ada satu pebiliar Banjarmasin yang juga membawa nama klub Bunt, yakni Iwa. Sayang di babak 64 besar, Iwa digasak pebiliar asal Bali, Pasek dengan skor 5-7. Owner Bunt Pool & Cafe Banjarmasin, Benny Buntoso, menyambut gembira kemenangan trio pebiliarnya tersebut. Diungkapkannya, dia sengaja menggamit Fikri dan Wieto untuk mendampingi Dayat dan Iwa agar kedua pebiliar lokal tersebut terlecut untuk berprestasi lebih tinggi di level nasional. “Selain itu saya juga ingin mengibarkan bendera Kalsel

di pentas biliar nasional, kendati hanya melalui klub,” timpalnya. Karena itu, pengusaha muda yang baru saja terpilih menjadi Ketua Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PBSI) Banjarmasin itu berharap doa masyarakat Kalsel, agar pebiliarnya itu bisa pulang membawa hasil maksimal. “Mudah-mudahan mereka memboyong trofi juara,” katanya. (buy)

BANJARMASIN POST/BURHANI YUNUS

Siau Wieto, pebiliar nasional yang membawa panji Kalsel di Bandung.

Umur I 2009 yang dilaksanakan Pelti Banjarmasin di Lapangan Tenis Mini Kayuh Baimbai di Jalan RK Ilir, Senin (26/1). Diikuti petenis bocah terbaik putra dan putri dari Banjarmasin, Banjarbaru, Martapura dan bahkan Puruk Cahu, Kabupaten Murung Raya, Kalteng, Arif tampil perkasa. Di final dia menundukkan Alif Maulina AP dari Puruk Cahu dengan skor 8-3. “Kendati hadiahnya hanya piagam, saya sangat senang bisa menjadi pemenang,” kata murid kelas IV SDN Nurul Islam Banjarmasin itu. Menurutnya, kemenangan itu merupakan modal bagi-

nya untuk menatap Kejuaraan Daerah Tenis kelompok umur yang akan dilaksanakan Maret mendatang di kota Rantau, Kabupaten Tapin. Panitia Pelaksana, Novy Emilia mengatakan, juara pada kejuaraan tersebut menurut rencana akan di-seeded di kejurda nanti. Menurutnya, Pelti Banjar-

Para Juara KU-10 Tahun Putri 1. Dita (Banjarmasin) 2. Sandi (Banjarmasin) KU-12 Tahun Putri 1. Irma (Banjarmasin) 2. Dwi (Banjarmasin)

masin melaksanakan kegiatan tersebut salah satunya untuk menyalurkan bakat anakanak, supaya jangan terlalu jenuh terus berlatih. “Dengan cara seperti ini kita bisa melihat pengembangan prestasi anak. Apakah terus meningkat atau sebaliknya,” kata pelatih tenis tim putri PraPON Kalsel itu. (buy) KU-12 Tahun Putra 1. M Rifky Fitriadi (Banjarmasin) 2. Alif Maulina AP (Puruk Cahu) KU-14 Tahun Putra 1. Defrian (Banjarmasin) 2. Gt Ahmad Fauzi (Banjarbaru) KU-16 Tahun Putra 1. Nyoman (Banjarbaru) 2. Iqra (Banjarmasin)


Banjarmasin Post

Selasa, 27 Januari 2009 | Halaman 5

Megabuwono Ditanggapi Dingin ■ Kiemas Paling Bersemangat ■ Semua Tergantung Megawati YOGYAKARTA, BPOST - Yel-yel Megabuwono menggema di Gedung Jogja Expo Center yang penuh dengan atribut merah. Kemarin, ratusan caleg PDIP mengikuti pembekalan di gedung megah di Yogyakarta itu. PDIP,” ujar Taufik Kiemas di depan para kader banteng moncong putih. Saat Kiemas memberi sambutan ini, satu buah spanduk dari DPC PDIP Kulonprogro, yang berisi dukungan terhadap Sultan untuk mendampingi Mega tiba-tiba diangkat. “Saya kira tidak ada isu politik yang cepat menggelinding seperti pasangan Megabuwono ini. Saya harapkan doa dan dukungan untuk terjadinya duet ini,” tutur Kiemas. Sedang Sultan yang dieluelukan kader PDIP tampak kalem menanggapi wacana duet Megabuwono. “Biasa saja. Soal deklarasi (Megabuwono) itu konstelasi politik,” ujar Sultan. Ditanya mengenai kesiapan Sultan menerima pinangan Mega dan PDIP, Sultan enggan memastikan. “Kita lihat besok (27-29 Januari) saja di Rakernas,” imbuhnya. Direktur Eksekutif Indobarometer, M Qodari memastikan, pendamping Mega akan ditentukan Mega sendiri. “Meskipun di Rakernas muncul tiga nama dan satu di antaranya mendapatkan dukungan mayoritas, namun jika Mega kurang sreg atau pas, ya bisa saja diganti lainnya,” beber Qodari.(Persda Network/esy/ind)

77 72

: 3.940 POIN

20. PDK

:

2. PKPB

: 6.000 POIN

21. REPUBLIKAN

: 710 POIN

3. PPPI

: 35.970 POIN

22. PELOPOR

: 310 POIN

4. PPRN

: 1.740 POIN

23. GOLKAR

: 7.330 POIN

5. GERINDRA

: 27.790 POIN

24. PPP

: 3.750 POIN

6. BARNAS

: 9.150 POIN

25. PDS

: 1.740 POIN

7. PKPI

:11.290 POIN

26. PNBK

:42.410POIN

8. PKS

: 14.540 POIN

27. PBB

: 6.080 POIN

9. PAN

: 6.110 POIN

28. PDIP

: 3.990 POIN

10. PPIB

: 160 POIN

29. PBR

: 3.030 POIN

11. KEDAULATAN

: 7.480 POIN

30. PATRIOT

: 490 POIN

12. PPD

: 1.160 POIN

31. DEMOKRAT

:23.110 POIN

13. PKB

: 3.310 POIN

32. PKDI

:

14. PPI

: 3.730 POIN

33. PIS

: 760 POIN

15. PNIM

:

34. PKNU

: 5.190 POIN

16. PDP

: 3.070 POIN

41. MERDEKA

: 830 POIN

40 POIN

80 POIN

40 POIN

17. PAKAR PANGAN: 6.590 POIN

42. PPNUI

:

50 POIN

18. PMB

: 32.480 POIN

43. PSI

:

50 POIN

19. PPDI

:

44. PARTAI BURUH : 390 POIN

30 POIN

Rizal Naksir Puan PUAN Maharani dinilai mewarisi semangat kakeknya, Soekarno. Putri Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri ini pun tak luput dari bidikan politisi lain untuk dijadikan cawapres. Adalah capres PBR, PPPI dan parpol lain, Rizal Ramli yang naksir Puan. “Memang, di antara semua cucu Bung Karno, Puan yang paling kelihatan mewarisi darah politik kakeknya,” ujar Adhie Massardi, juru bicara Rizal Ramli, kemarin. Beberapa rekan Rizal Ramli juga menilai, Puan memiliki kapasitas untuk menjadi pendamping Rizal Ramli pada Pilpres 2009. Dalam Konvensi Capres ala Dewan Integritas Bangsa, wacana ini mengemuka. Adhie menambahkan, Riz-

rani menegaskan, PDIP telah mengambil keputusan Capres yang akan maju dalam pemilihan presiden mendatang adalah Megawati Soekarnoputri, bukan dirinya yang disebut-sebut sebagai alternatif Puan Maharani Rizal Ramli lain PDIP dan berpaal Ramli saat ini sedang mensangan dengan Rizal Ramli. jalani kisah yang pernah dialaNamun pengamat politik mi Bung karno. Saat itu, Bung UI, Andrinof Chaniago meKarno pernah dipenjara akibat nyebut, sekuat apapun Megamembela kepentingan rakyat wati, tetap tak akan menjadi dan kemudian duduk di kursi pemenang. Tak ada jalan lain, pesakitan karena menghasut, Megawati harus memberikan hingga akhirnya dijebloskan jalan untuk kader-kader poke penjara Sukamiskin. tensial PDIP lainnya dengan “Agar menjiwai perjuangtarget untuk 2014. Kader itu an Bung Karno, Rizal Ramli sediajukan sebagai capres atau baiknya berpasangan dengan cawapres. “Bisa Pramono APuan Maharani,” kata Adhie. nung atau siapapun,” kata AnSementara itu, Puan Mahadrinof.(Persda Network/vvn)

Solo Jadi Merah WAJAH Kota Solo, Jawa Tengah berubah menjadi merah. Kota yang dikenal basis PDIP ini akan menyambut kedatangan sang ketua umum, sekaligus capres, Megawati Soekarnoputri dalam rangka Rakernas PDIP. Di ajang ini juga akan ditentukan nama pendamping Mega. Jalan-jalan utama Solo seperti Jalan Ahmad Yani, Jalan Wolter Monginsidi, Jalan Slamet Riyadi dan Jalan Arifin dipenuhi bendera, umbul-umbul dan spanduk PDIP. Sebagian bus angkutan dalam kota bahkan dicat lambang PDIP atau gambar Megawati. Sedang sebagian yang lain

penih dengan stiker PDIP dan gambar Megawati. Cahyono, seorang pimpinan ranting PDIP di Solo, menyatakan, pemerahan Solo dilakukan sejak dua minggu lalu. Cahyono dengan percaya diri menyatakan mayoritas rakyat Solo adalah pendukung PDIP. “Solo adalah basis pendukung utama Megawati di Jawa Tengah,” katanya. Cahyono berharap Rakernas yang dibuka hari ini di Hotel Sunan, Jalan Ahmad Yani, berlangsung sukses. Warga PDIP ingin secepatnya mengetahui figur yang akan mendampingi Megawati dalam Pilpres 2009.(vvn)

CITRA, Pelajar SMA

Sekolah Pinggiran PENDIDIKAN di Indonesia memang sudah mengalami peningkatan dari sisi kualitasnya. Contohnya, saat ini mudah ditemukan sekolah-sekolah yang bertaraf internasional, yang disertai fasilitas dan tenaga pengajar memadai. Namun, harapan saya kepada wakil rakyat yang terpilih, bisa mendorong pemerintah untuk tidak hanya memperhatikan sekolah-sekolah unggulan tersebut. Tetapi, lebih memperhatikan sekolahsekolah yang selama ini dianggap pinggiran. Karena mereka juga memerlukan perhatian untuk perkembangan dunia pendidikan di Indonesia.(ee) BPOST/IST

Istimewanya, Gubernur yang juga Raja Yogyakarta, Sri Sultan Hamengku Buwono X hadir di tengah-tengah mereka. Ini makin menguatkan rumor duet Mega-Sultan yang disebut Megabuwono maju dalam Pilpres 2009. “Kami, DPD PDIP DIY akan mengusung duet Megawati-Sultan dalam Rakernas Solo,” tegas Ketua DPD PDIP DIY, Aji Djuwarto. Suami Megawati yang juga Ketua Dewan Pertimbangan Pusat PDIP, Taufik Kiemas memang getol menggandeng Sultan. Langkah ini juga didukung para fungsionaris PDIP. Sultan secara khusus sudah bertemu Taufik Kie mas. Bahkan sudah pula menggelar pertemuan politik dengan Megawati. Dan Sultan pun malam tadi, membalas dengan mengundang Mega dalam jamuan makan malam di Keraton Kilen Yogyakarta. “Sultan dan Mega itu sahabat lama. Ini pertemuan dua sahabat lama yang sama-sama anak pejuang. Saya ucapkan terima kasih atas kehadiran Sultan. Saya senang dapat mempersatukan tokoh, yang satu istri saya dan yang satu sahabat saya. Mbak Mega ke Imogiri untuk menyapa rakyat Sultan, serta Ngarso Dalem ke sini untuk menyapa

ANTARA/REGINA SAFRI

DUET MEGABUWONO - Taufik Kiemas, Megawati Soekarnoputri, Sri Sultan Hamengku Buwono X dan GKR Hemas berbincang di Keraton Yogyakarta, Senin (26/1). Kedatangan Megawati ke Keraton dalam rangka memenuhi undangan makan malam Sultan. Dan ini menguatkan rumor duet Megabuwono untuk Pilpres 2009.

1. HANURA


Super Ball Selasa, 27 Januari 2009

Halaman 6

kondisi tim Brom di Premier League. Jonathan Greening dkk sukses meraih kemenangan beruntun. Setelah menang 2-1 atas Tottenham Hotspur, pekan lalu mereka menang dengan skor telak 3-0 atas Middlesbrough. Kemenangan atas MU akan membuat target itu tercapai. Meski berada di dasar klasemen, namun perolehan poin West Brom sama dengan empat tim di atasnya dengan koleksi 21 poin. Toh, perlawanan militan dari klub-klub yang mengandalkan semangat seperti West Brom bukanlah hal baru bagi MU. Pekan lalu, anak asuh Sir Alex Ferguson membuktikan bahwa mereka mampu mengatasi perlawanan keras kepala tuan rumah Bolton Wanderers. MU menang 1-0 lewat gol penentu Berbatov hanya beberapa menit jelang pertandingan berakhir. “Kuncinya adalah sabar. Karena setiap lawan yang kami hadapi memiliki style berbeda. Kami harus menghadapi setiap pertandingan dengan sikap dan konsentrasi yang benar. Jika tidak Anda akan kalah,” sebut winger senior MU, Ryan Giggs, di situs resmi klubnya, Senin (26/1). Kesabaran yang ditunjukkan MU di Reebok Stadium, kandang Bolton, pada pekan lalu, wajib kembali mereka tunjukkan di Stadion The Hathorns. Itu jika mereka masih ingin berada di puncak klasemen. Sebab, kegagalan menang akan memberi keuntungan bagi Liverpool yang baru bermain pada Rabu (28/1) melawan tuan rumah Wigan Athletic. MU dan Liverpool kini memiliki poin sama, 47 poin. Produktivitas gol yang lebih baik membuat MU yang surplus 24 gol (34-10), berada di atas Liverpool yang surplus 22 gol (36-14). Meski, MU masih menyimpan satu pertandingan, melawan Fulham pada Februari nanti. (Persda Network/had/ka)

AP PHOTO/JON SUPER

hal 11

Banjarmasin Post

ulasan mowbray

West Brom VS Man United DI Old Trafford pada 18 Oktober 2008, Manchester United menjadikan tim promosi West Bromwich Albion bulan-bulanan. Setan Merah membantai West Brom 4-0. Kini MU kembali berharap mengulangi cerita indah tersebut pada pertemuan kedua dengan West Brom di Stadion The Hawthorns dalam laga midweek Premier League, Selasa (27/1) dini hari. The Fergie Babes tengah top performance dengan lima kemenangan beruntun sepanjang 2009 di semua ajang. MU memimpin klasemen Premier League, lolos ke final Piala Carling, dan babak kelima Piala FA. Satu lagi, sosok Dimitar Berbatov juga sedang on fire dan siap memimpin pesta gol ke gawang West Brom. Berba mampu menutupi absennya Wayne Rooney di lini depan. Di tiga minggu terakhir, Berba mencetak gol penting kemenangan MU. Satu gol ia cetak ke gawang Chelsea (11/ 1), gol penentu ke gawang Bolton (17/1) dan satu gol yang membuat MU menang 2-1 atas Tottenham Hotspurs di Piala FA (24/1). “Saya adalah penggemar berat Berbatov. Faktanya, dia memang pemain yang berbeda dari kebanyakan. Dia bisa mengalahkan kiper kapan saja. Saya sangat menikmati melihatnya bermain,” puji mantan striker MU, Teddy Sheringham, dikutip The Sun. Merujuk pada data statistik head to head kedua tim, MU sepertinya tidak akan kesulitan menang atas West Brom, yang kini menghuni posisi juru kunci klasemen. Setan Merah punya tradisi menang sejak West Brom mencicipi Premier League pada musim 2002/03. Dari delapan pertemuan, MU hanya sekali bermain imbang, tujuh lainnya berakhir dengan kemenangan. Hanya saja, MU perlu waspada. West Brom kini sudah berbeda. Ya, West Brom bakal lebih ngotot dibanding pertemuan pertama pada tiga bulan lalu. The Baggies --julukan West Brom-butuh poin penuh untuk keluar dari zona degradasi. Itu terlihat dalam dua pertandingan kandang terakhir West

BEGINILAH nasib orang yang sedang mengembara. Petenis Cina, Zheng Jie terpaksa merayakan tahun baru Imlek jauh dari kehangatan keluarga. Sendirian ia merayakan tahun baru Cina itu di Melbourne, Australia di tengah perjuangannya melanjutkan langkah ke perempatfinal Australia Terbuka

West Brom

Man United

THE Baggies tengah berjuang lolos dari degradasi. Hal ini membuat mereka akan tampil penuh motivasi. Kemenangan beruntun atas Tottenham Hotspur 2-1 dan Middlesbrough 3-0 semakin menambah kepercayaan diri.

MU mampu menjaga performanya sepanjang 2009. Mereka terus meraup poin penuh sekaligus membuktikan mental juara dengan meraih kemenangan di menit-menit akhir. Absennya beberapa pemain karena cedera tidak terlalu memengaruhi kekuatan Setan Merah.

player to watch Robert Koren Gelandang West Brom ini bermain gemilang saat memukul Middlesbrough 3-0. Ia mencetak dua gol sekaligus menjadi man of the match. Pergerakannya dari second line sangat berbahaya dengan tendangan kerasnya yang akurat.

Nemanja Vidic Tembok kokoh MU. Meski kehilangan tandemnya, Rio Ferdinand, ia tetap mampu menjaga ketangguhan lini belakang. Ia kini disebut-sebut centre bek terbaik. Ia juga jago mencetak gol memanfaatkan bola mati.

prediksi BAGAI langit dan bumi. Itulah posisi MU dan West Brom. Statistik pun menunjukkan MU sangat superior. Hanya saja, seperti kata Ryan Giggs, MU harus sabar membongkar pertahanan West Brom. Dan tetap disiplin di lini belakang. Kemenangan rasanya akan menjadi miliki MU, pertanyaannya sekarang berapa gol yang akan tercipta? West Brom 0-2 Man United

Bermain Nekad MEMANG MEMANGsulit untuk menyamakan kami dengan United. Namun, kami tidak seharusnya takut dengan mereka. Kami harus tetap berpikir positif dan mencoba meraih hasil terbaik di pertandingan nanti. Kemenangan atas United bukanlah sebuah mission impossible (misi yang tidak mungkin). Untuk menang kami butuh penampilan super disiplin. Namun bukan berarti kami bakal bertahan total dan mengandalkan counter attack (serangan balik). Tapi kami harus bermain nekad. Kami sekarang berada di dasar klasemen, dan kami harus melakukan sesuatu yang berani. wbra *) Ton onyy Mo Mowbra wbrayy , Pelatih West Brom, dikutip Sky Sports

ulasan ferguson

Ronaldo Siap Tampil KAMI harus melakoni jadwal yang begitu padat sehingga banyak pemain yang mengalami cedera. Kondisi ini cukup mengganggu. Terakhir Danny Welbeck terkena cedera engkel. Sepertinya tidak serius tapi saya masih ragu apa dia bisa tampil melawan West Brom. Fabio mengalami ketegangan pada otot betisnya dan ini mengecewakan karena ia baru main lagi setelah cedera panjang. Sementara Cristiano Ronaldo mengalami cedera ringan. Tapi dokter tim sudah memeriksanya dan saya pikir dia sudah akan bisa bermain. Meski banyak pemain cedera, saya kira tim kami tetap solid untuk posisi tengah dan depan. Hanya posisi full-back yang sedikit mengkhawatirkan. *) Sir Alex Ferguson, Pelatih Manchester United, dikutip BBCSports

Live on TV

MERINGIS Bintang Manchester United, Cristiano Ronaldo, meringis kesakitan setelah ditekel pemain Tottenham pada laga Piala FA di Stadion Old Trafford, Sabtu (24/1). Ronaldo mengalami cedera namun siap melawan West Brom.

AORA PORTSMOUTH VS ASTON VILLA Rabu (28/1) pukul 03.54 WITA

INDONESIA VS AUSTRALIA Rabu (28/1) pukul 20.00 WITA ● Jadwal dapat berubah sewaktu-waktu

Krisis Full Back BADAI cedera terus menghantui kubu Manchester United. Satu demi satu pasukan Setan Merah berguguran dihantam cedera akibat jadwal yang padat. Setelah Anderson, Johny Evans, dan Rafael da Silva mendapat cedera melawan Derby County pada laga semifinal kedua Piala Carling pertengahan pekan lalu, sekarang menyusul duo pemain muda, Danny Welbeck dan Fabio da Silva. Mereka mengalami cedera saat MU menang 2-1 atas Tottenham Hotspur di Piala FA, Sabtu (24/1). Begitu juga dengan Pemain Terbaik Dunia 2008, Cristiano Ronaldo. Beruntung cedera Ronaldo tak parah dan bisa diturunkan melawan West Bromwich Albion. Sebelumnya, pemain-pemain penting seperti Wayne Rooney, Rio Ferdinand, Patrice Evra, West Brown, dan Owen Hargreaves telah lebih dulu masuk ruang perawatan. “Kami kehilangan banyak pemain. Tapi sejauh ini hanya posisi full back yang membuat saya cemas,” kata Manajer MU, Sir Alex Ferguson, yang berharap Evans sudah pulih setelah absen melawan Spurs. (Persda Network/had/ka)

Dimitar Berbatov AP PHOTO

c m y k


18 7

soccer hot news

Banjarmasin Post

SELASA 27 JANUARI 2009

Jelang Indonesia vs Australia

Cukup Seri, Bonus Menanti

MESKI bertindak sebagai tuan rumah, Indonesia hanya menargetkan poin satu alias imbang saat menjamu Australia dalam lanjutan babak kuafilikasi Pra-Piala Asia (PPA) 2011 Grup B, Rabu (28/1), di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta. Manajer Indonesia, Andi Darussalam Tabusalla, mengatakan ofisial timnas tidak ingin muluk-muluk PERSDA/ISMANTO karena Australia memiliki kemampuan BERANGKULAN - Pemain Indonesia berangkulan saat menyanyikan teknik satu tinggkat di atas Pasukan lagu Indonesia Raya pada Piala AFF di Jakarta, belum lama ini. Indonesia Garuda. menargetkan hasil imbang melawan Australia, Rabu (28/1). “Meraih satu poin merupakan hal

ulasan mourinho

data dan fakta Piala FA Hasil Minggu

(25/1)

Málaga 1-1 Atlético (Apono 22; Heitinga 45)

Liverpool 1-1 Everton (S. Gerrard 54; J. Lescott 27)

Valladolid 1-1 Espanyol (Goitom 42; Sergio Sanchez 79) Recreativo 1-0 Betis (Camunas 72)

IT ALIA ITALIA

Hasil

Minggu

Getafe 5-1 Sporting Gijón (Soldado 15, 57, 73-p, Granero 17, Uche 71; Barral 45)

(25/1)

Lecce 3-3 Torino (Munari 12, 45, Castillo 72; Saumel 46, Dellafiore 55, Natali 76) Palermo 3-2 Udinese (Simplicio 17, 54, Cavani 57; Pepe 2, Di Natale 63) Siena 1-0 Atalanta (Frick 44)

Sevilla 0-2 Racing (Cesar Navas 25, Zigic 47) Real Madrid 1-0 Deportivo (Raul 40) Klasemen Sementara 1. Barcelona 2 0 17 2 1 63-14 5 3 2. Madrid

20

13 2

5

42-27 41

3. Sevilla

20

11 5

4

28-18 3 8

4. Valencia

20

10 4

6

39-30 3 4

Bologna 1-4 Milan (Di Vaio 9-p; Seedorf 13, Kaka 17-p, 42, Beckham 60)

5. Villarreal

20

9

7

4

33-26 3 4

Napoli 0-3 Roma (Mexes 18, Juan 32, Vucinic 50)

6. Atletico

20

9

5

6

43-31 3 2

7. Malaga

20

9

5

6

32-28 3 2

8. Deportivo

20

9

3

8

23-28 3 0

9. Racing

20

7

7

6

23-23 2 8

10. Bilbao

20

7

5

8

28-31 2 6

11. Getafe

20

6

6

8

29-31 2 4

Lazio 1-4 Cagliari (Rocchi 3; Jeda 5, 9, Acquafresca 21-p, Matri 41) Genoa 1-1 Catania (Milito 74; Martinez 68)

Senin (26/1) dini hari Inter 1-0 Sampdoria (Adriano 45) Klasemen Sementara 1. Inter Milan 2 0

14 4

2

34-15 4 6

12. Valladolid 2 0

7

3

10

28-31 2 4

2. Juventus

13 4

3

33-14 4 3

13. Almería

20

6

6

8

22-29 2 4

35-21 4 0

14. Gijón

20

8

0

12

27-44 2 4

6

5

9

18-28 2 3 25-27 2 1

3. Milan

20 20

Wasit Under Pressure

Almería 2-1 Athletic (Juanma Ortiz 26, Uche 40; Del Olmo 66)

Cardiff City 0-0 Arsenal

LIG A LIGA

12 4

4

yang realistis. Australia bukanlah tim yang memiliki kemampuan sama dengan pemain Indonesia. Australia sudah bisa tampil di Piala Dunia jelas bukan tim yang mudah dikalahkan,” ungkapnya, Senin (26/1). Jika berhasil memenuhi target seri, manajemen timnas akan menyediakan bonus khusus kepada Charis Yulianto dkk. Namun besaran bonus tersebut masih dirahasiakan. “Yang jelas pemain yang ada saat ini di Timnas sudah tidak memerdulikan bonus, mereka sudah profesional dan

4. Genoa

20

10 6

4

30-18 3 6

15. Recreativo 20

5. Roma

20

10 3

7

29-25 3 3

16. Real Betis 2 0

6

3

11

6. Napoli

20

10 3

7

27-21 3 3

17. Numancia 2 0

6

2

12

25-41 2 0

7. Fiorentina

20

10 2

8

26-18 3 2

18. Mallorca

20

4

5

11

21-38 17

8. Palermo

20

10 2

8

29-25 3 2

19. Espanyol

20

3

7

10

18-33 1 6

20. Osasuna

20

2

8

10

21-30 1 4

9. Lazio

20

9

4

7

31-29 3 1

10. Cagliari

20

8

4

8

26-23 2 8

11. Atalanta

20

8

3

9

26-25 2 7

12. Catania

20

7

5

8

20-24 2 6

19 Gol: S. Eto’o (Barcelona)

13. Siena

20

7

4

9

15-20 2 5

15 Gol: D. Villa (Valencia)

14. Udinese

20

6

5

9

28-32 2 3

14 Gol: L. Messi (Barcelona)

15. Sampdoria 20

5

5

10

16-24 2 0

16. Bologna

20

4

7

9

23-33 1 9

17. Lecce

20

3

9

8

19-30 1 8

18. Torino

20

4

4

12

21-36 1 6

19. Chievo

20

4

4

12

13-29 1 6

20. Reggina

20

3

4

13

17-38 1 3

Top scorer 15 Gol: M Di Vaio (Bologna) 13 Gol: D Milito (Genoa)

Top scorer

12 Gol: G. Higuaín (Real Madrid), T. Henry (Barcelona), D. Forlán (Atlético)

Rabu

LIGA SPANYOL Hasil Senin (26/1) dini hari Mallorca 3-1 Valencia (Jurado 8, 42, Marti 41-p; Vicente 71)

Mourinho Salah

(28/1)

● Atalanta vs Bologna ● AC Milan vs Genoa ● Catania vs Inter Milan ● Udinese vs Juventus ● Sampdoria vs Lazio ● Chievo Verona vs Lecce ● Fiorentina vs Napoli ●AS Roma vs Palermo ● Torino vs Reggina● Cagliari vs Siena

● Sunderland vs Fulham ● West Brom vs Man United ● Portsmouth vs Aston Villa ● Tottenham vs Stoke City

11 Gol: Amauri (Juventus)

ulasan mazzarri

Jadwal Pertandingan LIGA Italia

LIGA Inggris Selasa (27/1)

12 Gol: A Gilardino (Fiorentina), Z Ibrahimovic (Inter)

INI pertandingan yang sulit dan kami layak menang. Saya suka menang dengan cara begini, dengan ketidakberuntungan dan kehilangan pemain (Walter Samuel dan Christian Chivu diganti karena cedera), dan seorang wasit yang sebaiknya tidak saya komentari. Kalau saya mengomentari wasit, berarti saya pun harus berkomentar tentang apa yang terjadi di pertandingan lain pekan ini. Sebaiknya saya tak berbicara soal apa yang terjadi antara Juventus dan Fiorentina. Gol (Philippe) Mexes juga jelas-jelas offside buat Roma. Kami memasuki pertandingan ini dengan seorang wasit yang tidak berpengalaman dan buatku ada banyak tekanan pada dia. (Domenico) Celi sering membuat keputusan yang merugikan kami. Ketika Dejan Stankovic dinyatakan melakukan pelanggaran, saya tak kuasa menahan marah dan menyebut wasit takut. Saya diusir, tidak apa-apa. Dia menunjukkan bahwa dirinya tidak takut! Sepertinya wasit under pressure dan berbalik melawan kami, sebagaimana semuanya terjadi di weekend ini dan Coppa Italia. (Sebuah gol Zlatan Ibrahimovic) memang offside 10 cm, tapi bukan tiga meter. Dia (wasit) dalam posisi yang sulit. Soal klaim penalti Sampdoria, itu memang bukan penalti. Kalau itu penalti, berarti ada 50 penalti di setiap pertandingan. Selama 90 menit wasit merugikan kami, tapi hanya kali itu saja dia membuat keputusan yang benar. (had) *) Jose Mourinho, Pelatih Inter Milan, dikutip Channel4

Rabu (28/1) ● Man City vs Newcastle ●Chelsea vs Middlesbrough● Wigan vs Liverpool ● West Ham vs Hull ● Blackburn vs Bolton ● Everton vs Arsenal

Real Madrid 1

INTER tidak pantas menang karena pertandingan sangat berimbang. Saya tertawa ketika Mourinho bicara wasit. Saya kira dia salah besar besar. Sebelum mencetak gol, Adriano harusnya sudah diusir dari lapangan. Kami juga seharusnya mendapat penalti. Karenanya, jika ada yang komplain soal wasit, harusnya itu saya, bukan Mourinho. (had) *) Walter Mazzarri, Pelatih Sampdoria, dikutip Football Italia

mengerti, jika menang atau imbang pasti menerima bonus,” tutur Wakil Ketua Badan Tim Nasional (BTN), Hamka B Kadi. Untuk memenuhi target seri tersebut, Pelatih Benny Dollo sudah menyiapkan teknik menghalau bolabola atas yang bakal diperagakan oleh pemain Australia. “Kita tahu bahwa Australia memiliki tinggi badan yang melebihi pemain kita, untuk itu mereka pun akan mengandalkan serangan melalui sayap dengan umpan panjang,” jelasnya,

Inter Milan 1

usai memimpin latihan di GBK, kemarin pagi. Porsi latihan yang diberikan Bendol kepada pemain saat ini sudah bervariasi, termasuk pemain belakang Indonesia yang diberi latihan khusus oleh Asisten Pelatih Sudirman untuk menghalau serangan dari kedua sayap. “Charis dkk di lini belakang sudah harus terbiasa berlatih menghalau bola-bola atas, termasuk bagaimana caranya melakukan pengawalan kepada pemain depan Australia,” kata Sudirman. (Persda Network/oro)

VS 0 Sampdoria

Mourinho Kartu Merah STATUS capolista (pemuncak klasemen) Serie A Italia yang diraih Juventus pada Minggu (25/1) dini hari hanya berlangsung 24 jam. Tahta kembali berpindah ke Inter Milan setelah tim biru hitam menang 1-0 atas Sampdoria di Stadion Giuseppe Meazza, Senin (26/1) dini hari. Gol kemenangan Inter dicetak Adriano di menit ke-45. Adriano yang dipasang sebagai striker tunggal berhasil menyodok masuk bola kiriman Maicon dari sisi kiri pertahanan Sampdoria. Ini adalah kali kedua berturut-turut Adriano mencetak gol setelah ia juga mengukir sebuah gol saat Inter menundukkan AS Roma 2-1 di babak perempatfinal Copa Italia, Rabu lalu. Buat Inter, ini menjadi kemenangan perdana di Serie A di tahun 2009. Sebelumnya, I Nerazzurri ditahan Cagliari 1-1 (11/1) dan dihajar Atalanta 1-3 pekan lalu. Tambahan tiga poin itu membuat Inter mengoleksi 46 poin. Sementara Juventus yang sehari sebelumnya menang 1-0 atas Fiorentina, turun ke posisi dua dengan 43 poin. Disusul AC Milan dengan 40 poin. Toh, kesuksesan itu tidak membuat Pelatih Inter, Jose Mourinho, sepenuhnya senang. Mourinho yang dikartu merah oleh wasit di pertandingan itu karena protes berlebihan kepada ofisial pertandingan. Menurut situs Football Italia pria Portugal itu meneriakkan kalimat “Apa yang kamu takuti?” Mourinho terlihat berang dan menuding ada konspirasi terselubung yang lebih memihak Juventus dan menginginkan Inter kalah. Sebelumnya, Mourinho

AP PHOTO/LUCA BRUNO

GOL ADRIANO - Striker Inter Milan, Adriano (kanan), mencetak gol ke gawang Sampdoria di Stadion Giuseppe Meazza, Senin (26/1). setelah keputusan kontroversial pernah mendapat kartu merah yang meloloskan I Nerazzurri saat pada laga final Piala Carling menghadapi AS Roma di Coppa antara Chelse kontra Liverpool Italia tengah pekan lalu. di Wembley, Februari 2005. “Pekan ini semuanya jelas dan Mourinho yang saat itu semua orang bisa menilai apa menangani Chelsea, diusir wasit yang terjadi. Saya diusir dan akibat mengeluarkan isyarat tidak diizinkan bekerja karena yang menyuruh suporter mengatakan wasit takut. Lalu Liverpool diam. Saat itu, The kami mendapat enam menit Blues menyamakan skor 1-1. waktu tambahan, untuk apa? “Anda semua merasa senang Penjelasan yang masuk akal ketika Juve melewati kami. karena Sampdoria butuh waktu Sekarang, hanya kami yang untuk menyamakan skor,” sebut senang dengan raihan tiga poin Mourinho, yang harus absen ini,” sebut Mourinho dikutip saat Inter bertemu Catania, Rabu Football Italia, Senin (26/1) (28/1).(Persda Network/had/ka) Menurut Mourinho, sinyal konspirasi itu terlihat dari sejumlah SUSUNAN PEMAIN: keputusan wasit Inter Milan (4-3-1-2): Julio Cesar; Domenico Celi saat laga Maicon, Samuel (Cordoba 46), Chivu melawan Sampdoria. (Maxwell 83), Santon; Zanetti, Termasuk pemberian Cambiasso, Muntari; Stankovic; Adriano, waktu tambahan yang Mancini (Figo 77) begitu lama. Sampdoria (4-4-2): Castellazzi; Raggi Ia mengatakan, kini (Ziegler 60), Palombo, Gastaldello wasit berada dalam (Padalino 49); Stankevicius, Delvecchio, tekanan ketika Sammarco, Franceschini (Bellucci 63), memimpin Pieri; Dessena, Pazzini pertandingan Inter

VS 0 Deportivo

Raul Dekati Di Stefano GELANDANG anyar Real Madrid, Lassana Diarra, melepaskan umpan lambung ke kotak penalti. Raul Gonzalez menyambut bola dengan tandukan kepala, melesat ke gawang Deportivo La Coruna tanpa dapat diantisipasi kiper Gustavo Munua. Gol! 60 ribu penonton yang hadir di Stadion Santiago Bernabeu, berteriak menyambut gol di menit ke-40 tersebut. Dan gol Raul tersebut menjadi penentu kemenangan Madrid atas Deportivo pada lanjutan Primera La Liga, Senin (26/1) dini hari. Ini adalah gol ke-306 bagi Raul. Pangeran Madrid ini hanya perlu menyarangkan satu lagi untuk menyamai rekor legenda Madrid, Alfredo Di Stefano. Raul pun makin menasbihkan dirinya AP PHOTO/PAUL WHITE sebagai bomber paling tajam di Spanyol. Ia RAYAKAN GOL - Striker Real Madrid, Raul Gonzalez (kanan), merayakan gol bersama Arjen kini menjadi top scorer dengan 213 gol untuk Robben saat menghadapi Deportivo la Coruna di Santiago Bernabeu, Senin (26/1). Raul kini level pemain yang masih aktif bermain. telah mencetak 306 gol. Buat Madrid, ini merupakan Namun Ramos tetap membela dua anak “Yang terpenting adalah memenangkan kemenangan kelima beruntun di La Liga. El buahnya itu. “Kami (Madrid) harus pertandingan. Meski kami selalu mencoba Real pun mempertahankan posisinya di menunjukkan dukungan kami kepada menampilkan permainan terbaik, tapi urutan dua klasemen sementara dengan mereka, karena mereka adalah pemain yang penting bagi kami untuk menang meski poin 42, menjauh dari Sevilla yang kalah 0-2 bisa banyak membantu kami di sayap,” dengan skor tipis,” ujar Ramos. dari Racing Santander. katanya. Arjen Robben dan Iker Casillas menjadi Raksasa Spanyol ini juga mencatat hasil Harapkan Mukjizat penampil terbaik. Robben bahkan terpilih bagus untuk urusan pertahanan. Dari lima Madrid kini tertinggal 12 angka dari sebagai manofthematch laga terakhir, Los Blancos Barcelona, yang sebelumnya tampil dengan aksi-aksi baru kebobolan satu kali, menggila dengan membantai Numancia 4individunya. SUSUNAN PEMAIN: sebaliknya mampu 1. Meski terpaut jauh, Madrid tetap Sementara Casillas menghasilkan sembilan Real Madrid Madrid: Iker Casillas, Pepe, termotivasi memburu gelar juara. beberapa kali gol ke gawang lawan. Fabio Cannavaro, Gabriel Heinze, Mereka pun berharap datangnya menggagalkan Sergio Ramos, Fernando Gago, Lassana Pelatih Madrid Juande mukjizat agar terus diberi kemenangan peluang Deportivo. Diarra, Wesley Sneijder (Rafael Van der Ramos mengaku puas sebaliknya Barca tersandung dalam 18 laga Sedangkan Marcelo Vaart 62), Arjen Robben, Gonzalo meski penampilan Iker Higuain (Klaas Jan Huntelaar 71), Raul sisa. dan Royston Drenthe Casillas dkk kurang Gonzalez (Royston Drenthe 72) “Kami di urutan dua. Kami mesti menjadi “terpidana”. meyakinkan. Madrid menunggu Barca mendapatkan Keduanya Deportivo La Coruna Coruna: Gustavo bahkan nyaris dipaksa pertandingan yang buruk, dan itu bisa kami berulangkali Munua, Alberto Lopo, Ze Castro, Filipe bermain imbang 1-1 jika Kasmirski, Manuel Pablo, Julian De manfaatkan. Kami tinggal memikirkan mendapatkan saja tendangan Filipe di Guzman (Juan Rodriguez 81), Antonio bagaimana terus memungut tiga angka di cemoohan dari fans menit 59 tidak Tomas, Bodipo (Riki 37), Verdu, Juan setiap laga,” ujar bek Pepe dikutip situs Madrid karena membentur tiang Valeron, Lafita (Mista 81) resmi Real Madrid.(Persda Network/ka) bermain buruk. gawang.

c m y k


8

obi&Komunitas H

Banjarmasin Post SELASA 27 JANUARI 2008

Yuni Shara

Hobi Ngopi Sejak Kecil KALAU ada kuis, jenis minuman apa yang mendunia, kopi akan menjadi salah satu jawabannya. Ya, siapa yang tidak pernah minum kopi? Boleh dikatakan, semua orang pasti sudah pernah mencicipi minuman yang dibuat dari biji pohon kopi ini. Persoalan kemudian menjadi suka atau tidak itu urusan lain. Yang jelas kopi dengan kandungan kafeinnya telah membius miliaran umat manusia menjadi pecandunya. Di banyak kelompok masyarakat, kopi malah sudah menjadi bagian dari tradisi. Tengok saja di Provinsi Aceh. Hampir di semua sudut kota di provinsi ini, bahkan sampai pelosok kampung, akan bisa ditemukan kedai kopi. Budaya ngopi menjadi bagian tak terpisahkan bagi masyarakat Aceh. Kopi pun kini meluas fungsinya. Tidak sekedar menjadi teman saat akan memulai aktivitas, atau teman bersantai untuk mencegah kantuk, kopi kini menjadi bagian tren gaya hidup. Di banyak kota besar, gerai minum

FOTO-FOTO: ISTIMEWA

MENTRADISI - Salah satu sudut kedai kopi di sebuah pnggiran kota di Provinsi Aceh. Tradisi minum kopi di daerah ini mengakar kuat di masyarakat.

kopi banyak bertebaran. Tak hanya pemain lokal, pemain multinasional pun mendirikan ribuan gerainya di berbagai penjuru kota. Kalau menilik gendernya, bukan hanya kaum pria saja yang coffee adicted. Kaum wanita urban terutama dari sosialita kelas menengah-atas pun sudah nyandu minuman yang berbasis dari bubuk kopi yang hitam pekat ini. Dari para sosialita Tanah Air, aktris Yuni Shara adalah salah satunya. Yuni mengaku sudah sejak lama menyukai kopi. “Aku tuh emang hobi banget minum

kopi. Kalau dibilang sudah lama, sejak kecil. Aku biasa minum kopi saat melakukan berbagai kegiatan aktivitas, terutama di pagi dan sore hari,” ujarnya. Untuk soal jenis kopi, ternyata ibu dua orang anak, Cello dan Kevin, ini ternyata juga tidak terlalu memilihmilih jenis kopi. Yang penting rasanya enak, Yuni pasti akan meminumnya. Namun, Yuni mengaku dirinya sangat menyukai salah satu jenis kopi kemasan praktis dalam bentuk sachet. “Aku tuh suka minum salah satu jenis kopi sachet, rasanya enak dan telah banyak dijual di toko-toko. Jadi, enggak susah kalau kehabisan. Yang jelas aku suka apa pun jenis kopinya. Aku termasuk sangat suka minum. Baik yang kental maupun yang encer,” papar mantan istri Henry Siahaan. Meski mengaku tidak terlalu tahu ihwal seputar asal-usul kopi, dari salah satu referensi yang dia baca, Yuni mengaku banyak mendapat manfaat dari kebiasaan minum kopi. Ada bukti yang menunjukkan bahwa rutin minum kopi dapat membantu mencegah serangan asma dan bahkan dapat mengaturnya di saat kekurangan obat tradisional. Juga, kopi sangat bermanfaat dalam mengobati sakit kepala, khususnya migrain, dan penelitian menunjukkan bahwa orang yang minum kopi meningkatkan perlindungan terhadap rongga perutnya sendiri. (Persda Network/dic)

Mengurangi Risiko Kena Diabetes BANYAK orang tidak bisa memulai kegiatannya tanpa dimulai dengan meminum kopi di pagi hari terlebih dulu. Namun Anda juga begitu sering mendengar tentang kandungan kafein pada kopi yang tidak baik untuk kesehatan jika dikonsumsi berlebihan. Pada kenyataannya, minum kopi memberikan banyak keuntungan bagi kesehatan. Anda perlu mengenalinya. Diantaranya, kopi terbukti membantu mengatur maupun menanggulangi depresi. Sebagian, tentu saja, karena kandungan kafein yang membuat Anda tetap sadar.

Kandungan kafein ini dapat mengurangi perasaan depresi. Namun mungkin juga berhubungan dengan tingkat oksidan yang terkandung dalam secangkir kopi. Sebenarnya, suatu penelitian dari Brazil baru-baru ini menunjukkan bahwa bahkan anak-anak dapat meminum kopi dalam jumlah yang sesuai dengan usianya untuk mengatasi depresi. Kenyataannya, dalam penelitian menunjukkan sejumlah kecil kopi (1-2 cangkir sehari) sesungguhnya memiliki manfaat bagi kesehatan anak-anak, meskipun pernyataan sebelumnya menyatakan bahwa meminum

kopi dapat menghambat pertumbuhan seseorang. Ada lebih banyak manfaat minum kopi bagi kesehatan dan tampaknya mereka jauh lebih bermanfaat dibandingkan resiko yang didapatkan. Manfaat lain dari minum kopi adalah membantu menurunkan resiko diabetes tipe 2. Siapa dapat menduga bila minuman sesederhana kopi dapat memberikan keuntungan yang menakjubkan bagi kesehatan? Ternyata, dengan meminum kopi dapat mengurangi resiko diabetes tipe 2. Menurut Sid Kirchheimer dari WebMD,

Kopi Luwak, Kopi Khas Indonesia

ISTILAH kopi luwak pasti sering Anda dengar. Meski sering mendengarnya, bahkan pernah pula menjumpai kopi bubuk dengan cap hewan luwak namun pernahkah terpikir apa sebenarnya kopi luwak itu? Kopi luwak atau dikenal dengan istilah Civet Coffee adalah biji kopi yang diperoleh dari kotoran luwak, binatang sejenis kucing atau mussang yang senang memakan

buah kopi matang dari pohon kopi di kebun. Buah kopi yang matang dan beraroma wangi seperti buah anggur atau buah lechi memang sangat disukai luwak. Buah kopi yang dimakan oleh luwak umumnya adalah buah kopi pilihan yang sudah pas matang, dan punya aroma khusus. Buah kopi yang dimakan oleh luwak, diproses melalui sistem pencernaan

dan kemudian dikeluarkan dalam bentuk kotoran. Kotoran Luwak berupa gumpalan biji kopi yang bercampur lendir memanjang. Kotoran tersebut kemudian diambil biji kopinya, dibersihkan dengan membuang lapisan kulit luar sehingga tersisa biji kopi yang masih utuh yang kemudian dikeringkan menjadi biji kopi luwak. Perkebunan kopi di Indonesia yang secara besar-besaran dimulai sejak zaman kolonial Belanda di Pulau Jawa, Sumatra dan Sulawesi membuat kopi luwak sangat populer sejak dulu. Konon, saat itu kopi hasil panenan menjadi jatah yang harus di erahkan kepada Pemerintah kolonial Belanda. Hanya kopi sisa dari kotoran luwak saja yang boleh menjadi jatah petani. Petani kopi maupun tukang kebun lebih cenderung mengonsumsi sendiri kopi luwak yang sudah di kumpulkan dari pada menjualnya. Selain aroma kopi yang beda dari kopi biasa, petani sendiri kurang tahu kopi tersebut bisa dijual dengan harga yang sangat tinggi dibanding dengan kopi biasa. (dic)

semakin banyak kopi yang diminum, semakin baik hasil yang diperoleh. Bahkan, Universitas Harvard telah melakukan riset tentang manfaat kopi bagi kesehatan selama 18 tahun, dengan menganalisa data dari sekitar 126 ribu orang. Hasilnya, dengan meminum kopi 1-3 cangkir sehari dapat mengurangi resiko terkena diabetes hingga 10 persen, sedangkan dengan meminum kopi 6 cangkir atau lebih dapat mengurangi resiko pria dari serangan diabetes tipe dua sebesar 54 persen, sedangkan untuk wanita dapat berkurang 30 persen.(dic)

BUAH KOPI - Lahan Indonesia yang subur menjadi tempat bagus untuk pertumbuhan varietas kopi lokal dan non lokal.

Tips Ngopi ADA beberapa tips agar Anda bisa tetap menikmati nikmatnya kopi tanpa khawatir akan mengalami gangguan pada kesehatan. ■ Kopi tanpa kafein baik untuk mereka

yang mengalami obesitas, karena dapat meningkatkan HDL atau kolesterol baik dalam tubuh sekitar 50 persen. Sedangkan bagi mereka yang tidak menderita obesitas justru dapat menurunkan kolesterol HDL ini. Akibatnya, bisa meningkatkan risiko penyakit jantung. ■ Kafein juga berinteraksi dengan beberapa jenis obat. Bagi Anda yang sedang mengonsumsi obat, sebaiknya konsultasikan ke dokter tentang kebiasaan Anda dalam meminum kopi ini. ■ Atur dosis kopi yang akan Anda minum. Kebanyakan peneliti mengungkapkan bahwa minum 300 miligram kafein atau sekitar toga cangkir kopi tiap

hari tidak memberikan efek negatif pada orang sehat. Tiap orang memiliki batas tersendiri ketika meminum kopi. Untuk itu ada baiknya Anda mengetahui kandungan kopi yang Anda konsumsi. ■ Setiap mengonsumsi enam ons kopi, sama artinya Anda kehilangan lima miligram kalsium. Tapi jangan khawatir dahulu, kehilangan kalsium ini bisa diatasi dengan menambahkan dua sendok susu pada kopi. Sedangkan campuran kopi dengan alkohol kurang baik terutama untuk orang yang mengalami gangguan hati. Selain itu, campuran kopi dengan krim juga sebaiknya dihindari untuk mengurangi kalori (dic) berlebih.(dic)

Indonesia Terkuat di Asia! DI Asia, Indonesia dikenal memiliki budaya kopi yang kuat, bahkan yang terkuat di benua ini dibandingkan dengan tradisi ngopi di negara lain. Jika Jerman dikenal dominan dalam hal kopi dibanding Inggris yang masyarakatnya dikenal sebagai pecinta the, Indonesia dikenal sebagai pasar kopi di Asia yang paling kuat jika dibandingkan dengan China, Jepang dan Korea yang budaya minum tehnya sudah sangat tersofistifikasi. Memang, China yang berpenduduk 1,3 milyar itu secara kuantitatif dapat menjadi pangsa pasar kopi paling besar. Bagi penjaja kopi global seperti Starbuck barangkali ini merupakan peluang yang sangat menantang, meskipun akan sangat sulit ditembus mengingat tradisi tehnya yang telah disempurnakan dari dinasti ke dinasti sejak ribuan tahun yang lalu. Konsumen kopi terbesar dunia sebenarnya adalah masyarakat Amerika Serikat (AS). Mereka

menyerap sepertiga dari seluruh suplai kopi di pasar dunia. Jadi, jangan heran jika kedai kopi Starbuck yang terkenal itu bisa ditemukan di setiap sudut negeri Paman Sam ini.

Jika Anda simak situse serba-serbi kopi terlengkap di dunia, talkaboutcoffee.com, Anda akan mendapati informasi bahwa setelah AS, adalah Jerman negara penyeruput kopi terbesar kedua. (dic)

MULTINASIONAL - Budaya minum kopi yang telah menjadi bagian gaya hidup masyarakat kita membuat banyak jaringan gerai kopi dunia menggarap pasar Indonesia. c m y k


ets P

Banjarmasin Post

SELASA 27 JANUARI 2009

9

Memanjakan Iguana Agus Wisman

Seperti Manusia keburu mati,” ujar Agus. Akibatnya, iguana merahnya yang tinggal seekor pun diperlihara dengan perawatan ekstra. Iguana merah yang sudah dipelihara belasan tahun ini, tidak saja mendapat perhatian dari Agus. Pembantu rumahnya pun dikerahkan untuk ikut mengurus. Mereka sudah mengerti apa yang harus dilakukan agar binatang kesayangannya tumbuh sehat. “Jika ada waktu luang saya yang memberi makan. Kalau nggak sempat ya, pembantu di rumah sudah saya kasih penjelasan detil gimana merawat iguana. Mereka sudah

paham semua,” tutur Agus Wisman. Menurut Agus, memelihara iguana tidak boleh sembarangan, pasalnya binatang reptil ini juga memerlukan perhatian layaknya manusia. Bukan tanpa alasan jika Agus terkadang sedikit memanjakan iguana peliharaannya dengan menyuapinya seminggu sekali. “Seperti manusia, binatang reptil ini perlu perhatian dan kasih sayang. Sebelumnya, saya pernah pelihara ular tapi setelah berkeluarga saya pilih pelihara iguana karena sudah terlanjur cinta dengan reptil,” tambahnya. (Persda Network/sis)

JIKA sebagian besar orang cenderung memilih untuk memelihara hewan yang ramah dan tidak menakutkan, lain halnya dengan Agus Wisman. Salah seorang personel Elfa’s Singer ini lebih memilih untuk memelihara hewan yang bisa memancing adrenaline, yakni iguana. Hewan sejenis kadal ini menjadi salah satu peliharaan yang sangat digemari oleh Agus. Pria 43 tahun ini awalnya memelihara sepasang iguana, jantan dan betina, karena ingin memiliki bibit iguana dari hewan peliharaannya sendiri. Sayangnya, iguana betina yang diharapkan bisa melahirkan keburu mati. “Saat dikawinkan, yang betina FOTO-FOTO: ISTIMEWA

Mengenal Karakter Iguana

Reptil Imut yang Bisa Mendadak Ganas IGUANA di pertengahan tahun 1990-an sempat menjadi hewan peliharaan primadona. Bahkan waktu itu, mereka yang tidak hobi memelihara binatang pun ikut-ikutan membelinya. Mereka berjalan jalan membawa binatang eksotis ini untuk dipamerkan kepada kawan kawan dan demam binatang melata pun mewabah. Namun belakangan, binatang bertampang purba ini tak lagi dilirik orang. Keluguan iguana kecil menghilang bersama bertambahnya usia. Reptil kecil yang dulu begitu

lucu, ternyata berubah menjadi amat besar dan menakutkan. Namun berkurangnya minat pada iguana, bukan berarti penggemar hewan reptil ini menjadi hilang sama sekali. Salah satunya yang masih setia memelihara iguana adalah, Agus Wisman. Tercatat, setidaknya masih terdapat beberapa petshop yang menyediakan kebutuhan binatang ini. Iguana yang merupakan hewan sejenis kadal hidup di daerah tropis di Amerika Tengah, Amerika Selatan, dan Karibia. Ada dua spesies yang berbeda

dari jenis kadal ini, yakni iguana hijau dan iguana Antilles Kecil. Kedua spesies kadal itu memiliki dewlap, sekumpulan tulang belakang yang berderet di punggungnya dari atas ke bawah, dan mata ketiga di kepalanya. Mata ini disebut sebagai mata parietal, yang mirip seperti tonggak di atas kepalanya. Di belakang lehernya ada bangunan kecil yang menyerupai paku panjang, dan disebut skala tuberkulata. Iguana juga memiliki bangunan besar bundar di pipinya yang disebut sebagai selubung subtimpani.

Iguana memiliki penglihatan yang baik dan bisa melihat jarak, bentuk, bayangan, warna, dan gerakan yang jauh. Iguana menggunakan matanya sebagai navigator di pohon dan hutan, khususnya untuk mendeteksi lokasi makanan. Mereka juga menggunakan matanya untuk berkomunikasi dengan anggota spesies yang sama. Telinga iguana disebut timpanum, yang merupakan gendang telinga iguana yang terdapat di kanan atas selubung subtimpani dan di belakang mata.(sis)

Tips Umum Memelihara Reptil

Hindari Dehidrasi, Jangan Telat Berikan Minum HEWAN jenis reptil jelas berbeda dengan hewan mamalia. Hewan jenis ini mudah stess, karenanya jika Anda tertarik untuk memelihara, ada baiknya memperhatikan beberapa hal berikut: ■ Gampang Stress Karena Faktor Suhu Lingkungan. Mungkin Anda tidak sabar untuk segera bermain-main dengan iguana atau ingin segera menunjukkan hewan baru kepada temanteman. Tapi sebenarnya ini merupakan kesalahan yang biasa dilakukan ketika baru membeli reptil, yaitu berinteraksi dengan manusia tanpa jeda waktu untuk adaptasi atau proses transisi. ■ Reptil Pada Umumnya Tidak Mudah Dijinakkan Bagi yang tidak mempunyai kemampuan untuk menjinakkan reptil, sebaiknya berpikir seribu kali. Karena konsekuensinya Anda akan memiliki hewan buas di rumah, dan ini sangat berbahaya. ■ Rancang Kandang Senyaman Mungkin Jika Anda sudah memutuskan reptil jenis apa yang dibeli, maka Anda harus memikirkan dengan baik jenis kandang yang tepat untuk reptil tersebut. Dari ukuran kandang hingga aksesoris kandang dibuat senyaman mungkin. ■ Perhatikan Kebutuhan Adaptasi Berikan waktu adaptasi sekitar 4 5 hari dengan habitat barunya. Usahakan meminimalisir kontak dengan manusia. ■ Jangan Sampai Dehidrasi Mungkin banyak yang bertanya apakah reptil butuh air? Tentu saja, sediakan sumber air bagi reptil Anda. Kekurangan air bisa membuatnya dehidrasi (kekurangan cairan) yang pada akhirnya bisa lemas dan mati. ■ Bukan Mainan Anak-anak Anak anak perlu diberikan pengertian, kalau reptil bukan mainan (sis/*) anak anak. Kemungkinan bisa menggigit walaupun sudah jinak.(sis/*)

Tips Membuat Kandang Iguana ■ Usahakan kandang tertutup dengan baik, sehingga iguana tidak melarikan diri. Tapi tetap perhatikan kebutuhan cahaya matahari langsung. Bisa menggunakan atap dengan jaring dari kawat. ■ Jauhkan benda tajam yang dapat melukai tubuhnya, contohnya batu batu karang yang notabene permukaannya tidak rata dan cenderung tajam, dan benda tajam lainnya. ■ Jika menggunakan pemanas, maka usahakan iguana tidak dapat mencapainya, jika tidak maka iguana dapat membakar dirinya. ■ Jangan menggunakan lapisan dasar yang mengandung racun. ■ Jangan menggunakan pasir, karena dapat masuk ke saluran pernafasan. ■ Jangan menggunakan karpet, karena karpet dapat merusak jari iguana dan menutup sirkulasi udara. ■ Iguana membutuhkan banyak ruang untuk bergerak dan memanjat. Hal ini baik bagi pertumbuhan otot mereka, karenanya sediakan ranting, dahan atau pohon di dalam kandang. (berbagai sumber/sis)

c m y k


10

sport hot news

Banjarmasin Post SELASA 27 JANUARI 2009

Roddick Pun Pernah Takluk menang. Skornya 6-1. Tapi, ia tetap mengklaim kalah 4-6,” ujarnya lagi sambil terus tersenyum. Serena menambahkan, sampai saat ini Roddick ingin membalaskan dendam. Tapi ia tak akan pernah melayani. “Ia terus minta ada tarung ulang. Tapi, tak akan pernah ada tarung ulang melawannya sampai seumur hidupku.” Andy Roddick sendiri, yang juga berpartisipasi di Australia Open sebagai unggulan ketujuh, dengan pahit mengakui dirinya memang pernah kalah dari Serena. Tapi, ia menyebut ada sejumlah fakta yang disembunyikan Serena. “Ia lupa menyebut bahwa itu terjadi tahun 1993, saat aku berusia sepuluh tahun dan tak sabar ingin segera selesai bermain karena ingin mandi di pancuran,” ujar Roddick dalam sebuah konferensi pers. “Satu lagi,” kata Roddick masih dengan semangat humor tinggi, “Serena adalah pengecut terbesar karena ia tak mau melakukan tarung ulang. Sekarang, bahkan saya berani melawannya meski ia berpasangan dengan saudaranya, Venus,” kata Roddick sambil tersenyum. (Persda Network/den/rie)

Serena Williams

Tiga Petenis Mundur karena Cedera

AP PHOTO/DITA ALANGKARA

AP PHOTO/DITA ALANGKARA

INGINtahu kemenangan apakah yang paling berkesan bagi juara sembilan kali Grand Slam, Serena Williams? Tentunya bukan kemenangan beruntung atas petenis Belarusia, Victoria Azarenka, kemarin (26/1). Alih-alih adalah kemenangan atas petenis putra, Andy Roddick! Jangan dulu heran, kemenangan sensasional itu memang terjadi bukan pada sebuah pertandingan resmi. Melainkan pada sebuah latihan satu set, dan itu terjadi saat usia keduanya berkisar sepuluh tahunan Toh, hal itu terus diingat oleh Serena. Karenanya, di Australia Open ini tanpa ragu ia membocorkan kemenangan terindah tersebut. “Pertandingan yang tak pernah saya lupakan... adalah ketika saya masih kecil dan mengalahkan Andy Roddick. Ia pasti benci karena aku membocorkan rahasia ini,” ujar Serena tertawa riang seperti dikutip dari Stuff.co.NZ.com. Petenis berusia 27 tahun ini mengakui, saat itu usianya memang lebih tua sebelas bulan dari Roddick. Tapi, katanya lagi, perbedaan usia bukan masalah besar. “Yang penting adalah saya bisa

Derai Tangis Azarenka

BERUSAHA TEGAR- Victoria Azarenka berusaha bertahan meski langkahnya sudah limbung. Akhirnya diiringi derai air mata, ia mundur padahal sudah unggul 1-0 atas Serena Williams di babak keempat Australia Open (26/1). Inzet: tangisan Azarenka AP PHOTO/RICK STEVENS

NYARIS saja Victoria Azarenka membuat kejutan di Australia Open. Bayangkan saja, ia sudah menang di set pertama 6-3 atas unggulan kedua, Serena Williams pada babak keempat, kemarin. Naas, set kedua petenis Belarusia ini harus mundur lantaran sakit kepala akibat panas yang begitu menyengat. Maka, petenis berusia 19 tahun ini pun hanya bisa meradang. Tangisnya pecah ketika menyadari dirinya memang tak bisa melanjutkan lagi pertandingan, padahal kemenangan sudah di depan mata. Para penonton pun tampak terharu melihat bagaimana Azarenka berusaha melawan rasa sakitnya, meski akhirnya gagal. Alhasil, Serena pun bisa melenggang ke perempatfinal tanpa harus menguras stamina berlebih. Padahal, pada permulaan pertandingan ia sempat khawatir dirinya bakal kalah. “Ini hari keberuntunganku,” ujarnya. Azarenka memang bukan lawan enteng. Petenis berusia 19 tahun yang menjadi unggulan 13 ini bermain taktis di set pertama. Serena pun tak berdaya hingga harus menyerah 3-6. Sayang, di set kedua bencana menimpa Azarenka hingga harus mengakhiri pertandingan saat tertinggal 2-4. Saat awal set kedua, Azarenka sempat meminta timeout untuk mendapatkan perawatan dokter. Ia kemudian melanjutkan 1 1/2 game sebelum menyatakan mundur. “Saya hanya ingin pergi ke dalam memastikan dia baik-baik saja. Saya merasa sangat buruk. Dia bermain sangat baik, “ kata Serena dilansir AP. Hingga kemarin siang, Azarenka menjadi satu dari tiga petenis yang terpaksa mundur saat bertarung di babak keempat yang suhu udaranya mencapai 38 derajat celcius. Serena pun semakin dekat dengan gelar Grand Slam ke-10 dalam karirnya. Di perempatfinal, ia akan berhadapan dengan juara Amerika terbuka 2004 Svetlana Kuznetsova (Rusia), yang juga meninggalkan babak keempat karena

lawannya mundur. Lawannya, Zheng Zie (Cina) mundur saat tertinggal 1-4 di set pertama. Zeng yang menjadi unggulan 22 mengalami cedera lengan kiri usai terjatuh di game ketiga. Setelah mendapatkan perawatan ia memutuskan tak melanjutkan pertandingan. Petenis lain yang mundur di babak keempat berasal dari sektor putra. Dalam laga sesama petenis Prancis, unggulan enam Gilles Simon berhak ke perempatfinal karena Gaël Monfils tak bisa bertarung di set keempat saat kedudukan 2-1. Monfils yang menjadi unggulan 12 mundur usai tiga set berlangsung dalam kedudukan 6-4, 26, 6-1. Ia mengalami masalah di lengan kanannya. Sementara pertandingan di sektor putri lainnya Carla Suarez Navarro (20) dari Spanyol, yang telah mengalahkan penyandang tujuh gelar Grand Slam, Venus Williams di putaran kedua, mengalahkan unggulan 21, Anabel Medina Garrigues 6-3, 6-2. Dia selanjutnya berhadapan dengan peraih medali emas Olimpiade Beijing 2008, Elena Dementieva (Rusia) yang menjadi unggulan empat. Dementieva melaju ke perempatfinal setelah menang 6-2, 6-2 atas Dominika Cibulkova (Slovakia).(Persda Network/rie)

Hasil Tunggal Putri Babak Empat (26/1) Rod Laver Arena Victoria Azarenka (13) vs Serena Williams USA (2) 6-2 3-4 (Azarenka WO) Hisense Arena Carla Suarez Navarro vs Anabel Medina Garrigues (21) 6-3 6-2 Dominika Cibulkova (18) vs Elena Dementieva RUS (4) 2-6 2-6 Svetlana Kuznetsova (8) vs Jie Zheng CHN (22) 4-1 (Zheng WO)

Stoner: Ducati Terbantu dengan Ban Tunggal MANTAN juara dunia MotoGP, Casey Stoner ingin mengembalikan kejayaannya. Ia yakin ambisinya bisa tercapai. Keyakinannya mencuat dengan aturan baru pemakaian ban tunggal untuk semua pembalap yang berlaga di MotoGP 2009. Mulai musim ini, Michelin tak lagi menyuplai ban. Hanya Bridgestone yang berhak memberikan ban untuk

dipakai balapan. Pembalap Australia inipun optimistis bisa mendapatkan keuntungan. Menurutnya, fakta membuktikan bahwa ban keras yang harus dipakai semua tim sekarang sudah menjadi trade-mark keunggulan Ducati sejak dua tahun lalu. “Salah satu alasan kami memiliki banyak keberhasilan selama dua tahun ini karena kami tidak memiliki

masalah dengan ban. Kami melewati banyak balapan dengan hard compounds, sementara orang lain malah pada kesulitan.” kata Stoner dilansir MCN. Ia pun menegaskan, “Bagi saya aturan yang baru itu tidak akan mengubah sesuatu. Tidak juga merugikan. Malahan, terus terang akan sangat membantu kami.” Stoner merujuk pada hasil uji coba di Valencia, dimana hanya dirinya dan

NET

Dibayangi Kebesaran Vettel

Bourdais Kalahkan Sato? SIAPA pembalap yang akan mendampingi Sebastien Buemi di Scuderia Toro Rosso musim ini? Belum ada kepastian. Pihak tim belum memberikan klarifikasi resmi mengenai pembalap yang akan mengisi kursi kedua setelah Buemi. NET Saat ini nama pembalap musim Takuma Sato lalu, Sebastian Bourdais dan Kabar mengenai bertahannya Takuma Sato menjadi dua nama Bourdais muncul di majalah yang bersaing. Mereka adalah dua pembalap lain yang selama ini NET terbitan Swiss, Speedweek. Sementara website di Prancis, sport24.com menguji mobil tim yang berbasis di Sebastian Bourdais berspekulasi kalau Sato memiliki peluang kecil Faenza selain Buemi. karena sponsor yang meminatinya tak begitu Tersiar kabar Bourdais yang akan banyak. Mengenai sponsor pribadi ini, Bourdais melanjutkan kiprah bersama Toro Rosso di sempat menyatakan ketakutannya. musim 2009. Pembalap 29 tahun asal Prancis, Manajer Bourdais, Nicolas Todt tidak mau itu musim lalu duduk di peringkat 17 dengan memberikan konfirmasi mengenai peluang empat poin. Jika memang Bourdais jadi pembalapnya. Ia selalu mengatakan, “kami bertahan, maka ini akan menjadi musim selalu dalam negosiasi.”(Persda Network/rie) keduanya di balapan F1.

rekannya, Nicky Hayden, yang menjajal sirkuit dengan ban keras. Para pembalap lain masih menggunakan ban lembut. “Semua orang tetap memakai ban lembut namun kami masih tercepat. Sejauh ini ban cukup fantastis dan compounds bekerja bagus di semua bagian. Jadi saya tak yakin kami akan mendapatkan banyak masalah di set up motor,” tegasnya. (Persda Network/rie)

ROOKIE Sebastien Buemi menjadi pembalap yang sangat diharapkan Toro Rosso mampu menggantikan peran Sebastian Vettel. Musim lalu, Vettel melakukan langkah bagus yang membuat nama Toro Rosso melambung usai memenangkan balapan di Monza, Italia. Maka dalam perjalanan nanti, bukan tak mungkin ia akan dibandingkan dengan pendahulunya yang kemudian naik kelas bergabung dengan Tim A, Red Bull. Buemi memang menjadi sosok yang dianggap pas memiliki kemampuan yang sama dengan Vettel yang musim lalu finis di peringkat delapan klasemen akhir dengan 35 poin. Masih berusia 20 tahun,

NET

Sebastien Buemi Buemi tentu memiliki semangat menggelora. Ia pun tercatat sebagai pembalap termuda yang akan turun di ajang resmi F1 2009 yang akan dimulai 29 Maret mendatang. Ia berjanji akan melakukan yang terbaik untuk Toro Rosso. “Datang setelah Vettel tentu mendapat sedikit tekanan. Ia telah meningkatkan tim. Saya rasa hal pertama yang harus

saya lakukan adalah berterima kasih kepadanya untuk ini,” Buemi dilansir ITV. “Dan tentu saja saya akan mencoba untuk melakukan yang terbaik sesuai dengan standar yang ia telah ditetapkan.” Namun dengan perubahan peraturan yang sangat banyak musim 2009, ia mengaku semuanya bakal berbeda. “Kami harus menunggu

Lakers Makin Menakutkan Empat Pemain Andalan Bisa Berlaga Lagi

AP PHOTO/RIC FRANCIS

SIAP BERLAGA- Sejumlah pemain LA Lakers yang sudah pulih dari cedera menyemangati rekannya saat melawan San Antonio Spurs di Staples Centre, Los Angeles (26/1). Dari kiri ke kanan Andrew Bynum, Lamar Odom, Luke Walton, Kobe Bryant, Pau Gasol, dan Jordan Farmar

LOS Angeles Lakers terus menebarkan ancaman di kompetisi basket NBA. Kekuatan mereka seolah sangat jauh dibandingkan dengan tim lain. Dahsyatnya, kekuatan mereka kini berlipat ganda setelah pemain yang dulunya absen bisa turun ke lapangan lagi. Senin (26/1) di Staples Center, Lakers menang 99-85 saat berhadapan dengan tim kuat lainnya, San Antonio Spurs. Lakers (35-8) pun masih kokoh di puncak klasemen Western Conference. Spurs (29-14) menguntit di posisi kedua. Kobe Bryant menjadi

penyumbang angka terbanyak untuk tuan rumah dengan 22 poin sebelum hanya duduk di bench di kuarter keempat. Pau Gasol menambahkan 16 poin, lima rebounds dan empat assist. Kemenangan tersebut menjadi yang keempat beruntun bagi Lakers dan yang ke-14 dalam 17 laga terakhir. Mereka menjadi tim terbaik NBA saat ini meski juara bertahan Boston Celtics (37-9) berada di posisi pertama klasemen umum setelah menang 124-100 atas Dallas Mavericks. Pada laga kemarin, Lakers sudah bisa menurunkan Jordan Farmar setelah harus menepi dalam 18 pertandingan akibat bekapan cedera di lutut kiri.

Bermain 17 menit, ia mencetak 14 poin. Luke Walton pun main untuk ketigakalinya setelah absen di sembilan laga karena cedera kaki. Lamar Odom dan Sasha Vujacic juga sudah bisa dimainkan setelah mengalami cedera lutut dan punggung. “Kami kehilangan dia dalam waktu yang panjang. Dia adalah motor tim. Sekarang dia kembali,” kata Bryant tentang Farmer seperti dilansir yahoosports. Pemain cadangan Trevor Ariza mencetak 17 poin untuk Laker dan angka tertingginya dalam musim ini. Andrew Bynum menambah 15 poin dan 11 rebounds. Di pihak Spurs, Tony Parker

hingga awal musim untuk melihat di mana kami berada dan saya akan melakukan pekerjaan sengan baik sesuai yang saya bisa,” tegasnya. “Saya tak berpikir terlalu banyak mengenai apa yang ia lakukan dan apa yang akan saya lakukan.” Ia menegaskan tak terlalu mempermasalahkan jika dalam perjalanan nanti banyak pihak yang membandingkan dirinya dengan Vettel. Hingga saat ini, STR belum mengumumkan siapa yang akan jadi driver kedua. Sebastien Bourdais, yang menjadi pembalap Toro Rosso tahun lalu, dan Takuma Sato mantan pembalap Super Aguri menjadi kandidat kuat menjadi pendamping Buemi. (Persda Network/rie)

Hasil pertandingan NBA, Senin (26/1) WIB Dallas 100-124 Boston San Antonio 85-99 LA Lakers Phoenix 104-99 Atlanta Sacramento 97-113 Toronto Houston 108-105 Detroit Charlotte 93-98 Indiana Chicago 108-109 Minnesota Utah 97-117 Denver LA Clippers 92-107 Golden State

mendulang 19 poin dan enam assist. Tim Duncan menambahkan 15 poin dan delapan rebounds untuk Spurs, yang mengalami empat kekalahan dalam 18 pertandingan terakhir. “Kami tidak begitu bagus di babak pertama. Kami melakukan banyak kesalahan karena mental yang buruk,” kata pelatih Spurs, Gregg Popovich.(Persda Network/ rie)


Banjarmasin Post

SELASA 27 JANUARI 2009

11

Ronaldo Bebas “Dugem” di Corinthians SEPERTI ikan yang dimasukkan ke dalam air. Begitulah nasib beruntung Ronaldo. Striker asal Brasil yang terkenal suka dugem ini bakal kerasan di klub barunya, Corinthians lantaran klub Brasil itu memberi lampu hijau untuk aktivitas clubbingnya, termasuk juga jika ia harus pulang pagi hari. Wah! Mantan striker AC Milan ini tertangkap kamera keluar dari sebuah klub malam di Brasil pada Jumat (23/1) waktu setempat. Keluar malam dan pergi ke klub malam memang sudah jadi kebiasaannya sejak

kelakuan mantan pemain terbaik dunia itu yang kini jadi anak didiknya itu. “Ronaldo sudah menghormati program kerjanya dengan baik dan setelah itu dia bebas melakukan apapun yang dia mau,” ungkap Menezes. Ronaldo hingga kini masih menjalani masa pemulihan pascacedera dan tengah dalam upaya menurunkan bobot tubuhnya yang masih dianggap kelebihan. Mungkin, sang pelatih beranggapan, pergi dugem bisa membuat Ronaldo lebih cepat pulih? Entahlah. (Persda Network/dts)

mulai bergabung dengan Inter Milan, Barcelona, Real Madrid, dan AC Milan. Saat masih membela klub-klub elite Eropa itu, hampir bisa dipastikan Ronaldo akan kena damprat dari pelatihnya dan bahkan mungkin dikenai sanksi. Tapi tidak demikian di Corinthians, klub yang baru resmi dibelanya Desember kemarin setelah kontraknya tak diperpanjang Rossoneri pada akhir musim 2007/08. Diberitakan Yahoosport, Pelatih Mano Menezes justru menyambut dengan positif

Ronaldo sudah menghormati program kerjanya dengan baik dan setelah itu dia bebas melakukan apapun yang dia mau MANO MENEZES Pelatih Corinthians ISTIMEWA

Ronaldo

Rayakan Imlek di Sungai Yarra BEGINILAHnasib orang yang sedang mengembara. Petenis Cina, Zheng Jie terpaksa merayakan tahun baru Imlek jauh dari kehangatan keluarga. Sendirian ia merayakan tahun baru Cina itu di Melbourne, Australia, di tengah perjuangannya melanjutkan langkah ke perempatfinal Australia Terbuka. Maka, Zheng Jie yang jadi s a t u - s a t u n y a petenis harapan Asia

Zheng Jie

AP PHOTO

Impian Bikin Kedai Kopi BANYAK sisi menarik pada diri Zheng Jie. Mulai dari ritualnya yang tak pernah berganti kostum jika meraih kemenangan, cita-citanya mendirikan kedai kopi, sampai rasa kagumnya pada Roger Federer, Berikut wawancara dengan Zheng jie dikutip dari situs Australia Open. Anda meraih gelar juara ganda putri di Australia Open, dan Wimbledon pada 2006. Dari keduanya, mana yang lebih favorit? Di Australia Open ini berbeda. Orangorang Australia lebih aktif. Mereka suka berteriak-teriak, hingga suasananya lebih ramai. Kita pun bisa bebas memilih kostum. Di Wimbledon kita harus memakai rok warna putih, dan para penontonnya terlalu sopan. Sangat berbeda, dan saya cenderung lebih suka di Australia Open ini. Pernahkan Anda mendapat permintaan aneh dari fan? Pernah. Tahun lalu setelah gempa besar menggoyang Sichuan, Cina, ada sejumlah fan yang tiba-tiba memberi dana kepadaku untuk menolong korban gempa. Itu terjadi di Wimbledon. Usai pertandingan, sejumlah fan memberiku uang dalam bentuk amplop yang

katanya untuk korban gempa. Luar biasa, itu membuatku merinding, dan sekaligus merasa diberi amanah untuk membantu sesama. Apa hal terbaik yang Anda dapatkan dari tenis? Keliling dunia, dan saya bisa belanja di mana saja, serta melihat berbagai hal berbeda dan unik di seluruh dunia Anda punya takhayul tersendiri di lapangan? Mungkin dalam soal pakaian. Jika di putaran pertama aku menang, maka aku akan memakai kostum yang sama esok harinya. Jika terus menang lagi, aku memakai desain kostum serupa. Siapa petenis yang menurut Anda paling asyik ditonton? Roger Federer pastinya. Ia sangat rilek di lapangan. Begitu nyaman, dan percaya diri. Ia seperti seorang raja di lapangan. Apa yang Anda lakukan jika bukan jadi petenis? Hmmm, mungkin saya akan membuka kedai kopi. Saya penikmat kopi yang ulung. (Persda Network/den)

Termotivasi Ibunya yang Sakit PETENIS putri Rusia, Elena Dementieva berkiprah di Australia Open dengan hati yang tercabik. Ya, untuk pertama dalam karirnya, petenis 27 tahun ini harus berlaga tanpa dukungan langsung dari sang ibu, Vera. Ibunya memang berhalangan hadir karena tengah terbaring sakit di ranjang sebuah rumah sakit di Moskow. Padahal, meski usianya sudah beranjak dewasa, Dementieva memang termasuk “anak mama”. Dimana pun ia berlaga, pasti sang ibu dengan setia mendampingi. Bahkan, sang ibu merangkap sebagai manajernya. Sekadar pelipur lara, kakaknya, Vsevolo sempat mendampingi saat di putaran pertama. Tapi setelah itu kakaknya harus pulang kembali ke Rusia. Alhasil, petenis cantik ini pun untuk pertama-kalinya sendirian berlaga di kompetisi besar tersebut. Gentarkah ia? Ternyata tidak juga. Justru, sebuah hikmah yang diambil adalah momen kesendirian ini menjadi kesempatan untuk mengasah kemandiriannya.

Terbukti, ia berhasil ketika terus melangkah sampai ke babak 16 besar setelah menaklukkan pemain tuan rumah, Samantha Stosur. Ia malah merasa termotivasi untuk membuktikan pada ibunya bahwa ia sekarang sudah mandiri. Energinya pun jadi berlipat ganda. Ia ingin memberikan gelar juara sebagai penghibur bagi ibunya yang sakit. “Orang-orang selalu bertanya kepada saya, mengapa saya bermain begitu baik. Saya hanya berusaha membahagiakan ibu karena beliau dalam kondisi kurang baik. Saya hanya ingin membuat dia sedikit lebih baik,” tutur petenis kelahiran 15 Oktober 1981 ini. Kendati demikian, tetap saja sesekali kerinduan itu muncul. “Satu-satunya yang saya rindukan adalah ibuku karena biasanya ia selalu bersamaku. Bagi saya terasa aneh bertanding tanpa kehadiran ibuku. Tapi aku ingin menyampaikan pesan ‘aku baik-baik saja di sini, Bu!,” tegas si “anak mama” ini.(Persda Network/den)

yang masih bertahan ini, coba untuk sejenak melepas belenggu ketatnya kompetisi. Untuk sesaat ia berusaha lupakan pertandingan berat yang menanti di putaran empat melawan petenis unggulan delapan, Svetlana Kuznetsova, kemarin (26/1). Pada Minggu (25/1), semifinalis Wimbledon 2008 ini pun berkemas dengan pakaian santai. Rok selutut warna hitam dipadu dengan atasan berwarna hitam pula. Jaket warna putih dipakai sebagai penutup badan. Zheng Jie sengaja mengabaikan ritual berlatih tenis ringan pada pagi hari. Tujuannya hanya satu, merayakan tahun baru meski hanya sendirian. Ke mana gerangan ia pergi? Bukan ke kelenteng, alih-alih adalah pergi ke Sungai Yarra di Melbourne. Ya, di sungai yang terpelihara keasriannya itulah Zheng Jie membaur dalam keramaian para wisatawan. Ia duduk di bangku pinggiran sungai, coba membuat resolusi pribadi untuk tahun baru. Sebuah tekad terpatri, ia ingin lebih berkonsentrasi di sektor tunggal putri, tak lagi terpecah dengan kesibukan di sektor ganda. Usai melakukan Zheng Jie refleksi dan resolusi, Zheng Jie pun AP PHOTO

Melbourne sudah seperti rumah sendiri bagiku. Tiap tahun aku selalu hadir di sini. Orangorangnya ramah dan menyenangkan. Jika boleh menyebut, Melbourne adalah rumah keduaku ZHENG JIE beranjak bangkit dari bangkunya. Ia ingin memulai tahun baru Cina itu dengan sebuah senyuman. Maka, Zheng Jie pun naik ke atas sebuah perahu wisata yang tersedia di sana. Menikmati pemandangan memikat yang tersaji di sepanjang sungai. Toh, ia tak bisa diam-diam menikmati kesendirian. Banyak di antara para wisatawan lain mengenalinya. Tawaran berfoto bersama, serta permintaan tanda-tangan pun dilayaninya dengan ramah. Ya, Zheng jie memang bukan petenis asing bagi warga Melbourne. Sejak 2004 ia terus berpartisipasi. Meski sampai 2007 ia harus langsung tersingkir di putaran pertama. Tahun ini, Zheng Jie mencatatkan sukses tersendiri dengan melaju hingga ke putaran empat. Jangan lupa pula, bersama pasangannya, Zi Yan, ia adalah juara ganda putri pada 2006. “Melbourne sudah seperti

rumah sendiri bagiku. Tiap tahun aku selalu hadir di sini. Orang-orangnya ramah dan menyenangkan. Jika boleh menyebut, Melbourne adalah rumah keduaku,” ujarnya. Karena itulah, kata Zheng Jie, kendati hanya sendirian merayakan tahun baru, ia tak merasa kesepian. “Saya sudah biasa menjalani tahun baru Imlek jauh di negeri seberang. Bukan sebuah hal yang aneh. Yang penting bagiku, aku bisa selalu lebih baik di tahun yang baru ini,” ungkapnya lagi dikutip dari Xinhua. Yang membuatnya semakin terhibur, banyak fan dari penjuru dunia yang mengirimkan ucapan selamat untuknya. Tengok saja di situs AustraliaOpen.com Stephanelle T, dari Australia misalnya, memberi salam “Happy NU year, keluarga kami mendukung, dan berharap melihatmu di podium lagi”. Juga ada Wang L dari Cina yang mengucapkan Gongxifatchoi,dan berharap prestasinya makin membaik. Terakhir, pukul 11.29 WIB kemarin, di situs itu datang pesan dari Lam, Hongkong: “Jangan kecewa gadis manis, kamu telah berusaha sangat baik. Kami sangat mendukukungmu.” Ya, perjalanan Zheng Jie di Australia Open telah berakhir. Ia menyerah pada set pertama dari Svetlana lantaran cedera. Tapi, dengan begitu banyak dukungan untuknya, Jie tetap tersenyum. (Persda Network/den)

Rindu Panasnya Australia

Elena Dementieva

ISTIMEWA

TAK ada kata terlambat untuk merindukan rumah. Begitulah mungkin yang ada dalam pikiran gelandang Everton asal Australia, Tim Cahill. Setelah 12 tahun merumput di Liga Inggris, baru sekarang ia merasa begitu merindukan tanah leluhurnya. Uniknya, yang ia rindukan adalah sengatan panasnya matahari. Memang, di Australia pada awal tahun matahari menyengat begitu Tim Cahill garang hingga cuaca pun pada tingkatan ekstrem bisa mencapai 40 derajat! Bagi Cahill justru itu menjadi suatu hal yang indah. Maklum saja, selama di Inggris ia kerap bermuram durja dengan cuaca yang menurutnya sangat taka bersahabat lantaran hampir selalu turun hujan disertai suhu yang relatif dingin. “Saya ingin kembali dan menetap di Australia. Saya merindukan mataharinya. Saya ingin anakanak saya tumbuh besar di Australia,” tekad Cahill memulai perjuangannya di Inggris saat dia

memperkuat Milwall pada tahun 1997. Tujuh tahun berselang dia baru hijrah ke klubnya sekarang, Everton. Pemain internasional Australia itu pun mengenang kembali beratnya memulai perjuangan hidup di Inggris. Datang dari keluarga sederhana, orang tua Cahill bahkan harus mencari pinjaman untuk membiayainya melakukan ujicoba dengan banyak klub di sana. “Ini merupakan hal yang berat bagi ISTIMEWA saya ketika datang ke Inggris. Orang tua saya harus pinjam sana-sini untuk membiayai saya menjalani percobaan di klubklub di sini,” kata Cahill seperti diberitakan The Age. Meski menyatakan rindu rumah, namun gelandang 29 tahun itu belum mau buru-buru meninggalkan The Toffees. Dia akan menunggu hingga berusia sekitar 35 tahun untuk kembali ke Australia dan mewujudkan cita-cita lainnya untuk membuka sebuah sekolah sepakbola. (Persda Network/dts)

Eva Roob

Paling Glamor di Awal 2009 Paling Glamor Bulan Ini ◗ Eva Roob ◗Adriana Karembeu ◗ Sylvie van der Vaart ◗ Jelena Tosic ◗ Pamela Diaz ◗ Abbey Clancy ◗ Raica Oliveira ◗ Evangelina Anderson ◗ Coleen McLoughlin

Eva Roob

ISTIMEWA

◗ Giselle Santa Cruz

WANITAdi sekitar para pesepakbola selalu memiliki cita rasa tersendiri. Mereka bahkan bisa menjadi agen perubah mode dunia. Tak heran, nama seperti Victoria Adams bisa melejit, bukan karena karirnya di level musik, tapi justru karena statusnya sebagai istri atau kekasih sepakbola. Kini, nama Victoria memang masih berkibar. Tapi glamoritas sang diva kurang mendapat atensi di kawasan Eropa setelah sang suami, David Beckham lebih memilih pindah ke Los Angeles Galaxy. Tak heran, nama-nama baru pun muncul sebagai simbol glamoritas kehidupan layaknya praktisi sepakbola. Sportybrooksedisi Januari bahkan

mengeluarkan beberapa muka baru di “industri” WAGs yang mampu mencuat berkat gaya hidup glamoritas yang menjadi pilihan mereka. Nama Cheryl Cole maupun Marta Cechetto seakan sudah lenyap dengan munculnya bintang-bintang anyar. Paling tidak, dari sebelas nama yang dimunculkan, ada empat nama ‘kejutan yang muncul. Paling atas,sportybrooks secara mengejutkan menempatkan nama Eva Roob di posisi teratas. Meski terjun langsung menjadi pesepakbola, wanita berposisi gelandang serang di Bundeliga II ini ternyata sukses memiliki kehidupan glamor. Hal ini didukung keputusannya

Dugem menjadi rutinitas Roob. “Dia menjadi simbol baru, paras cantik, seksi dan berbakat di dunia model, menjadi potensi besarnya SPORTYBROOKS untuk tampil di dunia entertainment yang dirintisnya kala mau berpose sensual di PlayboydanFHM edisi Jerman, empat bulan lalu. Setelah itu, dunia kemewahan dan “dugem” menjadi rutinitas Roob. “Dia

menjadi simbol baru, paras cantik, seksi dan berbakat di dunia model, menjadi potensi besarnya yang selama ini belum keluar secara maksimal,” tulissportybrooks. Beberapa nama “asing” yang mulai menapak ke jenjang atas antara lain Jelena Tosic (pasangan Dusko Tosic), Pamela Diaz (Manuel Neira), Evangelina Anderson (Martin Demichelis), dan Giselle (Roque Santa Cruz). Masuknya nama Giselle memang cukup mengejutkan mengingat selama ini ia hidup dengan tataran kesederhanaan. Tapi setelah diusut, ternyata ia lebih banyak melakukan kehidupan malam kala pulang ke kampung halaman sanag suami, Peru. (Persda Network/bud).

c m y k


Banjarmasin Post

Selasa, 27 Januari 2009 | Halaman 12

Cegah Banjarmasin Tenggelam

ANTARA/ANDIKA BETHA

LIPUTAN RAKERNAS - Puluhan wartawan sibuk meliput acara Rakernas PDIP di Solo, Jawa Tengah. Rakernas akan dibuka hari ini, Selasa (27/1). Salah satu agenda Rakernas adalah membahas cawapres pendamping Megawati Soekarnoputri.

: H Budi Wijaya SE : Banjarmasin, 2 April 1971 Jabatan : Ketua DPC PKB Kota Banjarmasin

Tak Gentar Hadapi Gus Dur ■ PDIP Menangguk Untung JAKARTA, BPOST - Kubu Muhaimin Iskandar tetap tenang. Bahkan dengan lantang menyebut, Abdurrahman Wahid alias Gus Dur tak lagi memiliki pengaruh politik kuat. “Saya kira seruan Gus Dur saat ini sudah tidak efektif lagi. Buktinya waktu menyerukan golput saja, tidak ada yang merespons,” ujar Ketua DPP PKB Nursyahbani Katjasungkana, Senin (26/1) di Jakarta. Seperti diketahui, Gus Dur sebagai pendiri PKB tak mengakui kepemimpinan Muhaimin Iskandar sehingga terus melakukan penggembosan. Dia menyerukan agar pendukungnya memilih PDIP atau partai lain yang memiliki visi dan misi sama. Gerakan mengalihkan suara PKB ini dimulai dari basis NU yakni di Jawa Timur, kemudian disusul Jawa Tengah. Di dua daerah padat penduduk ini, Gus Dur mengalihkan dukungannya kepada PDIP. Dikatakan Nursyahbani, pemilih PKB sekarang sudah berbeda dengan pemilih PKB pada pemilu sebelumnya. Pemilih PKB saat ini lebih

Saya yakin kader PKB sudah cukup militan saat ini. Ideologinya tidak akan meninggalkan PKB

NURSYAHBANI K Ketua DPP PKB

rasional dan tidak bisa dipengaruhi oleh pihak manapun. “Saya yakin kader PKB sudah cukup militan saat ini. Kader PKB cukup setia dan ideologinya tidak akan meninggalkan PKB. Gus Dur boleh saja menyerukan seperti itu, tapi keputusan tetap saja di tangan Muhaimin,” katanya penuh semangat. Namun demikian, PKB kubu Muhaimin tetap akan melakukan upaya mengantisipasi seruan Gus Dur itu. Pihaknya akan memberikan pendidikan politik kepada

konstituennya agar lebih rasional dalam menggunkan hak politiknya pada saat mencontreng pada 9 April. “Selain itu, kita akan mengingatkan kepada warga NU bahwa PKB itu adalah satu-satunya partai yang benar-benar lahir dari rahim NU,” katanya. Sementara itu, PDIP menyambut baik dukungan politik Gus Dur dan pengikut setianya. Diharapkan dukungan itu berlanjut hingga pemilihan presiden. “Kami memberikan apresiasi yang sangat besar kepada Gus Dur dan berterima kasih sekali kepada pendukungnya diarahkan ke PDIP,” kata Ketua Bappilu PDIP, Tjahjo Kumolo. Tjahjo mengaku, PDIP telah menjalin komitmen politik dengan PKB kubu Gus Dur. “Sekjen PDIP Pramono Anung, waktu di Surabaya sudah membuat komitmen dengan DPW PKB di sana. Saya juga sudah bertemu dengan Sekjen PKB, Yenny Wahid,” ujarnya. Dikatakan Tjahjo, antara PKB Gus Dur dengan PDIP, memiliki benang merah yang sama. “PKB Gus Dur itu NU nasionalis, yang menghargai adanya kemajemukan. Sama dengan PDIP,” tandasnya. (rbt/ind)

Dia Membingungkan SERUAN Abdurrahman Wahid alias Gus Dur agar pengikutnya mendukung PDIP membuat pengikut setianya bingung. Sebab sebelumnya, Gus Dur menyerukan golput, dan tidak tahu lagi apa instruksi selanjutnya. “Ini artinya, pemimpin itu sudah DOK BPOST tidak bisa diikuti lagi. Karena tidak jelas Gus Dur keputusan yang diambil pemimpin itu, sehingga dampaknya pemimpin akan ditinggalkan. Itu akibatnya bisa saja pengikutnya tidak patuh,” jelas pengamat politik dari UI, Maswadi Rauf. Menurut Maswadi, sebagai seorang pemimpin, Gus Dur tidak seharusnya mengeluarkan pernyataan yang membingungkan pengikutnya. Pemimpin yang mengaku demokratis, lanjutnya, seharusnya membebaskan pengikutnya untuk memilih parpol manapun sesuai hati nurani. “Seharusnya Gus Dur menjelaskan alasan perubahan sikapnya itu. Jadi apapun itu harus dijelaskan,” ujarnya. Sementara di mata pengamat politik LIPI, Lili Romli, seruan Gus Dur agar pengikut setianya mendukung PDIP sebagai langkah maju dibanding golput. “Ini yang pertama Gus Dur berubah sekarang. Ini perubahan yang positif. Yang kita takutkan dia golput. Yang pasti, suara PKB Muhaimin Iskandar akan tergerogoti,” jelasnya. Seruan itu, kata Lili, akan membuat Muhaimin mengatur strategi supaya massanya tidak mengikuti seruan Gus Dur itu. Tapi seruan itu belum tentu efektif. Sebab, kekuatan Gus Dur tidak seperti saat Pemilu 1999 dan 2004, di mana saat itu banyak kiai NU yang masih berada di belakangnya. “Diperkirakan akan turun sekitar 20 persen hingga 30 persen. Di samping itu PKB terbelah dengan PKNU,” ujarnya.(ind)

● SUFI, Pedagang

Bina Usaha Kecil SAAT ini, perekonomian kita memang mengalami krisis akibat dampak dari perekonomian global. Meskipun harga BBM sudah turun, tetapi harga beberapa kebutuhan pokok malah meningkat. Semoga dalam masa yang akan datang, para pemimpin yang terpilih, bisa mengatasi masalah ini. Contohnya memberikan bantuan modal dan pembinaan bagi para pengusaha kecil dan menengah.(ee)

BPOST/EDWAR PAH

nyata dan tegas. “Banjir bukan proses alam,” ujar suami Woodiana Astuti SE ini. Dikatakannya, yang paling penting dari dua hal itu adalah pengawasan dari pemerintah. “Perda Sungai kan sudah ada, tinggal aplikasinya saja belum. Jika itu diterapkan secara tegas dan konsisten, maka masyarakat akan mengikutinya,” katanya. Selain itu, banyak sungai yang ditutupi oleh ruko dan berbagai bangunan. Parahnya lagi, pembangunannya dengan cara menguruk. Akibatnya, arus air terhambat dan terjadilah genangan air di mana-mana. “Kami ingin setiap ruko yang dibangun nanti dengan cara panggung. Kami akan usulkan aturan, tidak boleh diberi IMB bagi bangunan yang tidak dengan sistem panggung,” kata politikus yang sudah bersama PKB sejak 1998 ini. (*/dd)

● WINA, Karyawan

Potensi Pariwisata MASIH banyak potensi kekayaan alam di daerah kita yang belum tergali, bukan hanya hal fisik seperti hasil hutan, perkebunan dan pertambangan. Tetapi juga hal yang bersifat nonfisik seperti seni budaya dan objek pariwisata. Karena itu, hal ini harus menjadi agenda penting bagi para pemimpin kita untuk melakukan pengembangan dan memperkenalkan kekayaan budaya kita ke tingkat nasional maupun internasional. (ee) ● NAZAR, Karyawan

Fasilitas Umum MASYARAKAT sangat mengharapkan fasilitas umum yang memadai. Saya sangat setuju dan mendukung jika wakil rakyat dan pemerintah bisa mengembangkan progam ruang terbuka hijau (RTH) di Kota Banjarmasin. Hal itu akan membuat kota kita menjadi sejuk dan nyaman, dan bisa dijadikan tempat hiburan dan rekreasi keluarga.(ee)

BPOST/EDWAR PAH

Biodata

Nama Lahir

ini, ada dua hal yang perlu dilakukan yakni, menyadarkan masyarakat agar tidak membuang sampah ke sungai dan pengawasan dan tindakan pemerintah yang

BPOST/EDWAR PAH

AIR menggenang di mana-mana. Akhir-akhir ini, Kota Banjarmasin tergenang. Akibatnya, lingkungan jadi kotor, dan jalanan rusak. Luapan air sungai pun menjadi musuh bersama. Kondisi ini menjadi perhatian serius Ketua DPC PKB Kota Banjarmasin, H Budi Wijaya SE. Dia yang menjadi caleg DPRD Kota Banjarmasin, nomor urut 1 untuk daerah pemilihan Banjarmasin Selatan ini akan berjuang agar Banjarmasin tidak tenggelam. “Ini merupakan pekerjaan rumah besar bagi pemerintahan kota ini. Sebab, bukan tidak mungkin, Kota Bungas ini bakal tenggelam beberapa tahun ke depan. Saat ini saja sudah seperti ini, apalagi nanti. Sehingga perlu solusi untuk mencegah itu,” kata cucu Kolonel TNI H Noordin Haris ini. Menurut putra Nahrani


SELASA

27 JANUARI 2009 / 30 MUHARAM 1430 H

NUSANTARA- LUAR NEGERI

Banjarmasin Post

13

“Saya Hanya Mendengar Satu Jeritan” T Bus Kramat Djati Bandung-Wonogiri Masuk Jurang BANDUNG, BPOST - Suasana Senin (26/ 1) sekitar pukul 03.30 WIB yang semula diselimuti keheningan pecah seketika bus Kramat Djati eksekutif bernopol D 7859 AC jurusan Bandung-Wonogiri terjun bebas ke dasar jurang sedalam kurang lebih 50 meter di Kampung Pangkalan Desa Sukaratu Kecamatan Malangbong. Akibat kejadian tersebut, keterangan dari Puskesmas Malangbong korban meninggal dunia sebanyak enam orang, sebanyak 14 orang luka berat dan delapan luka ringan. Korban meninggal tercatat atas nama Muhammad Iman (44) dan anaknya, Karina alias Tina (15) keduanya warga Cijaura Girang Bandung, Tugimin (40) dan istrinya Winarsih (37) warga Permata Biru 121 Blok AB Cinunuk Bandung, Jajang Saefulloh (42) Kampung Andir 04/08 Desa Paku Tandang Kecamatan Ciparay Kabupaten Bandung yang merupakan sopir bus, serta Sisam (70) warga Jatianom Klaten, Jawa Tengah. Hingga sore kemarin, belum diperoleh keterangan pasti mengenai penyebab pasti kecelakaan bus yang sebelumnya sempat transit di

pool Cihaurbeuti Kabupaten Ciamis beberapa saat sebelumnya ini. Menurut keterangan salah seorang korban selamat, Hadi Purnomo (48) warga Sarijadi Bandung, saat bus tersebut masuk jurang, hampir semua penumpangnya dalam keadaan terlelap tidur. Hadi sendiri mengaku saat itu berada dalam keadaan setengah sadar dan setengah tidur. “Oleh karena itu saat bus masuk ke jurang, tidak ada suara teriakan. Saya hanya mendengar satu jeritan saja. Namun setelah bus mendarat ke tanah di dasar jurang, tidak ada suara apa pun. Semuanya hening,” kata Hadi yang mengalami trauma (luka) kepala dan patah tangan kiri ini. Hadi menuturkan, sebelum berangkat dari Wonogiri, bus tersebut sempat duakali mengalami mati mesin yakni

di Solo dan Purworejo. Namun dia tidak menyangka jika itu akan menjadi firasat jika bus tersebut akan mengalami nasib nahas masuk ke dalam jurang. “Saat bus mendarat di dasar jurang, saya langsung terhempas keluar dari bus. Saat itulah karena masih tersadar, meski kepala dan tangannya luarbiasa terasa sakit, saya sempat berteriak meminta tolong dan berharap ada warga sekitar yang melihat kejadian ini,” tuturnya. Beruntung satu bus Kramat Djati lain yang kebetulan beriringan dengan bus nahas dan berada tepat di belakang bus tersebut, melihat kejadian dan langsung bisa meminta bantuan kepada petugas dan warga terdekat. Hal tersebut diungkapkan Aep Huis (45), salah satu rekan Jajang Saefulloh, sopir bus nahas yang juga turut tewas dalam kejadian tersebut. Tapi Aep menyangkal dikatakan bus dalam kondisi tidak layak jalan. Menurutnya, saat penumpang beristirahat di rumah makan ABS Rajapolah Tasikmalaya, kru bus juga melakukan pengecekan kondisi mesin bus kembali. “Jadi dipastikan kondisinya layak jalan,” katanya. (Persda Network/tis/set)

Hamas Tolak Dilucuti BEIRUT, BPOST - Syarat agar para pejuang Hamas dilucuti demi mencapai perdamaian dengan Israel ditolak mentah-mentah. Seorang pejabat senior Hamas mengatakan mereka akan tetap mempersenjatai diri di Jalur Gaza. “Kami tidak pernah gagal memasukkan senjata ke Gaza, bahkan selama perang dan di tengah pemboman Israel. Kami mempunyai hak untuk memegang senjata dan akan terus memasukkan senjata ke Gaza dan Tepi Barat. Tidak boleh ada yang berpikir kami akan menyerah pada langkah-langkah tertentu,” kata wakil Hamas di Beirut, Ossama Hamdan, pada pawai di ibu kota Lebanon tersebut, Minggu (25/1).

Pernyataan itu disampaikan sepekan setelah gencatan senjata dalam perang di Jalur Gaza, yang mengakhiri Operation Cast Lead Israel yang berlangsung 22 hari. “Pesawat tempur, kapal induk pesawat, hingga satelit tidak bisa mengamati masuknya senjata melalui terowongan di Gaza,” kata Hamdan. Tindakan ini dipastikan bakal membikin geram Israel yang telah menandatangani perjanjian dengan AS untuk mencegah Hamas menyelundupkan senjata. Kairo juga telah berjanji membantu mencegah penyelundupan senjata ke Gaza, hal utama yang dituntut Israel bagi perdamaian sepihak yang mereka lakukan usai membombardir Jalur Gaza sejak 27 Desember lalu. (kps/ant/afp)

Tikungan Maut

Bus datang dari arah Tasikmalaya.

SELAAWI LIMBANGAN

MALANGBONG

n Bus Kramat Djati BandungWonogiri mati mesin di Solo dan Purworejo. n Memindahkan penumpang di Ciaurbeuti Ciamis.

CIBATU

Waktu: Senin (26/1), pukul 03.30 Lokasi: Kampung Pangkalan Desa Sukaratu Kecamatan Malangbong

Jurang kedalaman 50 m

n Berhenti di RM. ABS Rajapolah Tasikmalaya. n Terjun ke jurang sedalam 50 meter di Kampung Pangkalan Desa Sukaratu Kecamatan Malangbong. DATA: KEMAL SETYA PERMANA/GRAFIS: BOYKE S

Kaji Laporkan KPU Jatim SURABAYA, BPOST - Tim kuasa hukum pasangan Khofifah Indarparawansa, calon Wakil Gubernur Jatim Mudjiono (Kaji) belum mau mengaku kalah. Mereka akan melaporkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Jawa Timur ke Dewan Kehormatan KPU. Tim kuasa hukum Kaji menilai KPU Jatim tidak melaksanakan Pilgub Jatim ulang di Sampang dan Bangkalan secara profesional. Koordinator tim kuasa hukum pasangan Kaji, Andi Muhammad Asrun mengemukakan hal itu dalam pernyataan pers, Senin (26/1). Hadir dalam pernyataan pers itu, antara lain calon Gubernur Jatim, Khofifah Indarparawansa, calon Wakil Gubernur Jatim Mudjiono, Ketua Umum PKNU, Choirul Anam, Ketua Partai Patriot Pancasila Jatim, La Nyalla Mataliti, Ketua Tim Kaji Bangkalan, Imam Buchori Cholil, dan anggota tim hukum lainnya, Moh. Makruf. Asrun mengatakan, pihaknya akan melaporkan KPU Provinsi Jatim ke Badan Kehormatan KPU dengan supervisi dari Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu). “SK Mahkamah Konstitusi (MK) Nomor 41 tentang Pilgub Jatim Ulang telah

meminta KPU transparan dan profesional dalam melaksanakan pilgub ulang, terbukti terjadi pelanggaran yang sistemik, masif, dan terstruktur,” katanya. Sementara itu, Moh. Makruf mengatakan, berdasarkan keputusan KPU Provinsi Jatim Nomor 31 Tahun 2008 tentang Tahapan Pilgub Ulang, KPU Jatim semestinya melakukan rekapitulasi penghitungan suara mulai 28 hingga 30 Januari. Namun, KPU Provinsi Jatim tidak melakukannya. “KPU malahan melaporkan ke MK. Oleh karena itu, Dewan Kehormatan KPU harus mengambil langkah. Kami akan tetap mengirimkan surat mandat rekapitulasi penghitungan suara ke KPU Provinsi Jatim,” katanya. Khofifah juga memprotes penghitungan ulang di Pamekasan yang melampirkan formulir C1 KWK untuk mengetahui jumlah pemilih dalam DPT, yang menggunakan hak suara dan sisa suara. Dia menyebutkan, pencoblosan ulang di Sampang dan Bangkalan banyak terjadi kecurangan, di antaranya pendukung Kaji banyak yang tidak menerima undangan, perubahan DPT, dan

pemanfaatan pemilih di bawah umur. “Ada satu nama pemilih yang namanya terdaftar di TPS lain, ini terjadi di banyak TPS. Kemudian, ada 2.400 pemilih dalam satu desa yang tidak dapat undangan, sementara jumlah desa ada 186 desa,” katanya. Anggota KPU Provinsi Jatim, Muhammad Najib ketika dihubungi mengatakan, dalam SK KPU Provinsi Jatim memang ada tahapan rekapitulasi penghitungan suara, mulai dari PPK, kabupaten/kota, dan provinsi. “Keputusan MK tidak pernah menyebutkan kalau KPU provinsi harus melakukan rekapitulasi penghitungan suara. Yang ada hanya perintah untuk melakukan penghitungan ulang di Pamekasan dan pencoblosan ulang di Sampang dan Bangkalan,” katanya. Najib mengatakan, pihaknya pada hari Selasa (27/1) akan melaporkan hasil pilgub ulang ke MK, sekaligus meminta fatwa MK apakah KPU Provinsi Jatim perlu melakukan rekapitulasi penghitungan suara. “Kalau MK meminta kami melakukan rekapitulasi, kami akan lakukan karena waktunya sampai 30 Januari 2009,” katanya. (kps/ant)


SELASA

14

BANJARMASIN POST

Banjarmasin Post

Pro Kontra Rokok

NU Tolak ... Sambungan hal 1

MEROKOK, haram atau tidak? Kini, tema ini menjadi buah bibir di masyarakat. Banyak yang pro terhadap fatwa haram merokok, namun tidak sedikit yang menentang. Layanan SMS yang dibuka BPost, mendapat respons luar biasa dari masyarakat Kalimantan Selatan. Mereka menyalurkan aspirasinya melalui koran terbesar dan tersebar di Kalimantan ini. Bagi yang pro, mereka menyebut bahwa rokok membahayakan kesehatan dan lingkungan. Bahkan ada yang menyebut, di sejumlah negara sudah memberlakukan fatwa haram merokok. Sedang bagi yang kontra, beralasan bahwa jika rokok diharamkan, pemasukan negara dari pajak cukai rokok bakal hilang, petani tembakau dan pekerja di pabrik rokok juga akan kehilangan mata pencaharian. Mulai hari ini, BPost menayangkan SMS pembaca setianya. Bagi SMS yang belum dimuat hari ini, akan dimuat di halaman Hotline BPost, edisi berikutnya. Dan mulai hari ini, layanan SMS pro kontra fatwa haram rokok, ditutup. (*) Merokok bukan haram, hanya makruh. Jadi bila kita tinggalkan akan mendapat pahala. (05117552xxx)

Menurut saya, rokok itu sangat berbahaya, karena di dalam rokok terkandung racun nikotin. Selain itu rokok juga dapat menyebabkan gangguan janin,hipertensi, dan lain-lain. Jadi kalau menurut saya, rokok itu haram. (085251586xxx) Haramkan rokok bila menjual kepada anak di bawah umur 17 tahun. (085753386xxx) Meskipun larangan merokok tidak ditemukan dalilnya secara langsung, baik dari Alquran dan hadist, tapi ada ayat Alquran yang menunjukkan keharaman merokok secara umum meskipun tidak diarahkan secara tidak langsung. Yaitu surat Al A’raf: 157 yang artinya: Dihalalkan atas mereka apa-apa yang baik dan diharamkan atas mereka apa-apa yang buruk. Nah, menurut saya merokok itu haram karena melemahkan, memabukkan dan sama saja dengan membiarkan penyakit bersarang di tubuh kita. Kan sudah tercantum di bungkus rokok maupun di spanduk tentang rokok bahwa merokok dapat menyebabkan serangan jantung, impotensi, gangguan kehamilan dan janin. Keharaman rokok tidak-

lah berdasarkan sebuah larangan yang disebutkan secara eksplisit dalam Alquran ataupun hadist. Dalam hukum Islam, sudah dipastikan bahwa sesuatu itu membahayakan kesehatan maka yang mengonsumsinya lantas diharamkan. Fakta yang menguatkan yaitu, Badan Kesehatan Dunia (WHO) menyebutkan bahwa di AS sekitar 346 ribu orang meninggal setiap tahun dikarenakan rokok. Dan tidak kurang dari 90 persen dari 660 orang yang terkena penyakit kanker di salah satu rumah sakit Sanghai China adalah disebabkan rokok. (081251268xxx) Sebagai perokok, jelas saya tidak setuju bahwa rokok itu haram. Karena di Arab Saudi sendiri, waktu musim haji, haram yang diucapkan penduduk sekitar artinya dilarang merokok di sini, bukan haram seperti halnya babi atau miras. (081348841xxx) Kalau rokok diharamkan, berapa kerugian negara hilangnya pajak dari cukai rokok itu. Yang bagusnya diterbitkan Undang Undang Haram Rokok bagi Anakanak, Pelajar dan Perempuan. (05117608xxx)

“Kami lagi menunggu siapa tahu ada orang yang mau ngasih angpao,” ujar Indra ketika ditanya BPost mengapa mereka masih di sana padahal pertunjukan barongsainya telah selesai. Menurut anak bertubuh subur ini, pagi-pagi sekitar pukul 08.00 Wita, mereka sudah janjian pergi ke Kelenteng Soetji Nurani. Perlu waktu dua jam hingga mereka sampai di sana dengan menggunakan sepeda dari Basirih. Kepergian mereka memiliki tujuan ganda. “Pertama

kami ingin nonton pertunjukan barongsai. Kedua, kami juga berharap bisa dapat angpao,” kata Udin, temannya, sambil tertawa kecil. Anak bertubuh kurus ini mengaku baru pertama kali datang ke Kelenteng Agung Soetji Nurani. Ia ingin sekali melihat barongsai. Soalnya di daerah mereka, sangat sulit melihat atraksi itu. Tampaknya, bukan hanya Indra, Udin dan teman-temannya yang berharap dapat angpao di hari pergantian tahun bagi warga Tioghoa tersebut. Terlihat beberapa pengemis yang mondarmandir di depan pagar ke-

Lawan laki tadahulu kada sampai satahun sarak, pinanya kada ba-akuran, taharat nang bini pada nang laki. Makanya rami jadi panderan urang. Kawa garang lalakian nang handak lawan Bariah ini maimbangi kaharatannya. Sampai-sampai Palui lawan kakawalannya wani bataruh. Ujarnya, paling lawas satangah tahun cagar sarak pulang. Sakalinya apa nang ditaruhakan bubuhan Palui bujur jua. Pamuda bujangan itu sawat bakumpul talu bulan haja, lalu paampihannya basarakan pulang. “Kira-kira kawa pang malawani urang sugih, harus saraba ada. Baik pamakan atawa pakaian,” ujar Garbus. “Balum tantu, kalu nang dikahandakinya awak sama ganal kaya aku ini nah,” ujar Tulamak ba-agak manapak dada. “Kalu kaya itu, aku gin bisa cucuk jua,” ujar Tuganal. “Ganal awak itu gong-gong

balum tantu dikatujuinya,” sahut Palui pulang. Pas rami-raminya bubuhannya bahual, tahabar pulang Bariah dilamar urang bujangan, ganal awak kaya patinju. Lalakian ini masih anum jua apalagi inya dari kaluarga sugih. Abah umanya banyak baisian pahumaan, kabun lawan sapi haraguan. “Nah, ini kira-kira cucuk wan janda Bariah, karna sama-sama sugih wan sama-sama ganal awal,” ujar Garbus. “Ayu, siapa handak bataruh, lalaki kaya apa nang dicari Bariah itu,” ujar Palui ba-agak. “Kada lain pamuda jaman dahulu nang sudah bapangalaman, kaya nang bakas badiri di sinilah,” ujar Palui manunjuk ka bakasnya badiri. Huhulutan Palui rupanya jadi kanyataan, imbah cukup idah Palui diarak ka pangulu manikahi Bariah, kaduduanya sama-sama cukup katuju. Rupanya Bariah manapati janjinya hakun dikawini Palui. Bubuhan kakawalannya

anggota legislatif pusat. “Apa itu bisa dikatakan golput. Pasalnya, dia tidak ada pilihan untuk caleg di daerah, tapi punya untuk caleg di pusat,” katanya. Menurut Ridhahani perlu ada klasifikasi jenis golput yang bisa berlanjut pada tingkatan haram. Pengamat politik dari Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI), Syamsuddin Haris, pun melihat fatwa itu suatu kekonyolan. “Lembaga agama tidak perlu mengatur tindakan berpolitik,” ujarnya. Mantan Rektor Universitas Islam Negeri (UIN) Azyumardi Azra menengahi bahwa fatwa golput tidak serta merta mengikat. Setiap orang boleh mengikuti, dan boleh juga tidak. Kata Azra, putusan 700 ulama di Padang Panjang itu mengikuti ajaran fikih politik

klasik. “Sesuai fikih politik klasik umat Islam berkewajiban membangun pemerintahan yang baik. Dengan adanya pemerintahan baik, umat Islam dapat beribadah dengan baik,” katanya. Komisi Pemilihan Umum (KPU) justru menyambut baik keluarnya fatwa haram golput. “Ini hal positif untuk meningkatkan partisipasi masyarakat,” kata Ketua KPU, Abdul Hafiz Anshary. Menurut urang Banjar ini, penetapan fatwa bisa membantu menyukseskan agenda nasional Pemilu 2009. Pemilu merupakan ajang demokratisasi bagi warganya memilih pemimpin. “Jika partisipasi meningkat, maka kepemimpinan akan memiliki legitimasi yang lebih kuat,” katanya. (dd/Persda Network/ade/yat/ndr/ tnr/vvn)

nyatakan menentukan pilihan merupakan hak asasi manusia. “Mending kalau ada calon yang cocok,” ujarnya. Rahmad, warga Banjarmasin, juga mengatakan yang sama. Menurut dia, memilih atau tidak itu urusan masingmasing individu. Setiap pilihan bakal dipertanggung jawabkan orang itu sendiri. “Saat ini jumlah caleg begitu banyak dengan berbagai

janji yang mereka jual. Ini membuat kita bingung menentukan pilihan,” ujarnya. Sementara Wati menilai fatwa golput haram hanya akan membuat masyarakat makin terjepit dalam menentukan pilihan. “Saya justru khawatir ini malah membuat masyarakat salah dalam menentukan pilihan,” cetusnya. (bb/Persda Network/yat)

Selain Palangkaraya, seharusnya bisa terlihat di Pangkalanbun (ibu kota Kabupaten Kotawaringin Barat) dan Muarateweh (ibu kota Kabupaten Barito Utara). Gerhana matahari terjadi saat matahari, bulan dan bumi berada di satu garis lurus. Sedang gerhana matahari cincin terjadi karena matahari tidak tertutup penuh oleh bulan. Akibatnya, saat itu terlihat seperti cincin yang melingkari bulan yang tampak gelap.

Gerhana matahari cincin juga tidak terlihat jelas di sejumlah daerah lain di Indonesia akibat tertutup awan. Di Pantai Anyer, Banten, gerhana matahari cincin bahkan terlihat seperti apel yang baru sekali dimakan. “Seperti buah apel yang digerogoti,” ujar Ketua Jurusan Fisika Universitas Pendidikan Indonesia, Bandung, Taufik Ramlan Ramalis, kepada puluhan orang yang ingin melihat gerhana. (mgb/kps/dtc/okz)

Yuska mengaku masih berkoordinasi dengan pihak Batavia Air terkait penggantian tiket. Demikian pula mengenai barang bawaan dan peralatan drum band yang sudah telanjur masuk pesawat. Kemarin memang penuh kejadian. Sejumlah kecelakaan bahkan memakan korban jiwa di beberapa daerah. Senin (26/1) pukul 04.30 WIB, bus Kramat Jati B 7859 AC rute Bandung-Wonogiri, yang mengangkut 36 orang, masuk jurang di Garut, Jawa Barat. “Enam meninggal, 30 luka,” kata Kapolres Garut AKBP Rusdi Hartono di lokasi kejadian Jalan Raya Malangbong, Kampung Pangkalan Lewo, Sukaratu. Semua korban tewas dan luka berhasil dievakuasi dari jurang berkedalaman 200 meter itu. Belum ada ketera-

ngan penyebab kecelakaan. Namun cuaca pada saat itu cukup cerah. Pada saat yang hampir bersamaan, tepatnya pukul 04.00 WIB, kecelakaan maut juga terjadi di jalan tol Cikampek. Sebuah mobil Carry BG 2095 F menabrak pembatas jalan. Akibatnya, empat orang tewas dan satu orang lainnya luka berat. Di Magetan, sebuah Carry juga terbalik saat menuju tempat wisata Tawangmangu. Seorang tewas dan enam lainnya luka-luka. Selain kecelakaan lalu lintas, terdapat pula kebakaran. Sebuah rumah toko di Jalan Raya Kamojang, Samarang, Garut, dilalap api Senin sekitar pukul 01.30 WIB. Akibatnya dua karyawan ruko, Eki (21) dan Irpan (16), tewas terbakar. (mgb/tj/ dtc/ant/kps/okz/vvn)

Marvelous Malia berbentuk gadis dengan rambut poni bercelana jeans dan kaos hijau. Sedangkan Sweet Sasha menggunakan baju pink. Keduanya dijual 9,99 dolar AS atau sekitar Rp 100 ribu. Meski pembuatnya menyangkal boneka tersebut

dibuat meniru fisik Malia dan Sasha, ibu negara AS, Michelle Obama, tetap protes. Apalagi selama ini Ty Inc meraup keuntungan yang cukup besar dengan membuat boneka yang mirip orang-orang terkenal. (voa/ cnn)

Masyarakat Terjepit Sambungan hal 1

Namun, masyarakat justru menanggapi dingin fatwa MUI tersebut.Mereka menilai fatwa itu tidak relevan. Seperti diutarakan Muhammad Mukhlis. “Apa yang difatwakan MUI itu sangat tidak berdasar,” kata mahasiswa IAIN Antasari itu. Menurut dia, dalam menentukan pilihan harus me-

Sambungan hal 1

lenteng dengan menenteng wadah plastik. Namun sayang, hanya satu dari dua tujuan mereka yang terwujud, yakni menonton pertunjukan barongsai. Sedangkan keinginan mendapatkan angpao tak kunjung datang lantaran tidak ada kegiatan seperti itu di sana. Sementara itu, denyut nadi perekonomian Kota Banjarmasin, kemarin, terasa melemah. Bagaimana tidak, banyak toko yang tutup. Di Jalan A Yani, Veteran, Gatot Subroto dan lainnya, toko-toko yang biasanya buka meski hari libur, kemarin tutup. (dd)

Asa Tu In ... Sambungan hal 1

KH Cholil Ridwan, salah satu ketua MUI, meluruskan sebenarnya fatwa MUI bukan mengharamkan golput, tapi memfatwakan wajib memilih pemimpin yang baik, yang memenuhi kriteria Islam. “Kalau ada pemimpin yang baik, namun tak dipilih, maka itu hukumnya menjadi haram,” jelas Chalil. Kriteria pemimpin yang baik itu adalah yang amanah (bisa dipercaya), mumpuni, bertanggung jawab dan saleh. Berdasarkan catatan, fenomena golput dalam setiap pesta demokrasi cenderung merangkak naik. Pemilu 2004, angka golput mendekati 30 persen baik untuk legislatif maupun pilpres. Tak Kompak Fatwa haram golput menimbulkan reaksi berbagai

kalangan. Bahkan, partaipartai Islam menyikapi fatwa MUI dengan pandangan yang berbeda. Partai Bulan Bintang (PBB), misalnya, menyatakan tidak setuju dengan fatwa MUI. “Janganlah dipaksakan, apalagi menggunakan agama sebagai alat politik,” tandas Ketua DPP PBB Yusron Ihza Mahendra. Namun, Partai Keadilan Sejahtera justru memandang fatwa (haram) golput itu sangat dibutuhkan. “”Jelas fatwa itu, demi kepentingan penyelamatan demokrasi dan menciptakan pemerintahan dengan legitimasi yang kuat,” kata Ketua Fraksi PKS di DPR, Mahfudz Siddiq. Pembantu Rektor II IAIN Antasari, Ridhahani, menilai fatwa MUI masih kurang detil. Pasalnya, bisa saja orang golput saat memilih anggota legislatif di daerah, tapi memilih untuk

nimbang masak-masak apakah benar-benar sesuai kriteria yang diharapkan. “Kalau di antara seluruh caleg tak sesuai kriteria, tentu nanti dia pun tidak mampu membawa aspirasi kita,” ujarnya. Keraguan terhadap para calon pemimpin membuat banyak anggota masyarakat tidak memilih siapa-siapa. Senada, Ahmad Nahid me-

Seperti Apel ...

“Siapa Tahu ... Sambungan hal 1

27 JANUARI 2009 / 30 MUHARAM 1430 H

bingung, napa kalabihan Palui dibanding bakas tiga laki Bariah tadahulu. Waktu bubuhannya takumpulan, ahirnya Bariah mambuka rahasia. “Talu lakiku tadahulu kaya kakanakan samunyaan, kada wani mamulai samunyaan minta rayu wan minta dipusut. Kada kaya lakiku Palui ini urangnya banyak pengalaman syukur banar bahanu asa tu in wan (two in one),”ujar Bariah sambil baungah lawan Palui. Manjawab ai si Garbus lawan Tulamak nang sudah kakalahan diarai Palui, inyalah nang bahasil mangawini janda kambang itu. “Ikam kada untung Bariah malah rugi, asa tu in wan itu kadanya ganal,” ujar bubuhannya mahuhulut sambil tatawaan. Palui tadiam haja sambil muha tatunduk, karna apa nang dituduhakan bubuhannya itu bujur sabarataan, maklum awak sudah tuha kada kuat lagi mancangkul apalagi janda Bariah lagi ganas-ganasnya. (bpost/tam)

Waktu yang ditunggu tiba. Wahid pun keluar rumah dengan memakai kacamata hitam. Dia mendapat informasi kalau melihat langsung gerhana matahari cincin bisa buta. “Bentuk bayangannya memang terlihat seperti cincin atau bulan sabit, tapi kurang jelas karena kelihatannya terlalu jauh dan kecil,” katanya. Fenomena alam ini memang kurang terlihat jelas di Palangkaraya. Soalnya awan

tebal hitam memenuhi langit Palangkaraya. Hujan memang kerap terjadi di Palangkaraya terutama sore. Akibatnya gerhana terhalang awan. “Seharusnya bisa terlihat jelas di tiga kota di Kalteng karena menjadi lintasan gerhana matahari cincin. Tapi karena sore banyak awan, makanya kurang terlihat jelas,” kata Kepala Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMGK) Kalteng, Imam Mashudi.

70 Penumpang ... Sambungan hal 1

Mereka adalah rombongan Marching Band Isen Mulang yang akan mengikuti kejuaraan nasional di Surabaya. Mereka khawatir pesawat mengalami gangguan di udara. Pesawat jenis Boeing 737 seri 200 yang mengangkut sekitar 120 penumpang sesuai jadwal seharusnya berangkat pukul 14.50 WIB. Namun baru beberapa menit bergerak di landasan, pilot memutuskan kembali ke apron. Kepala Perwakilan Batavia Palangkaraya, Aribowo, hanya menyebut terjadi sedikit kerusakan pada bagian panel. “Kami masih menunggu hasil pemeriksaan dari teknisi. Tapi pesawat tetap layak terbang,” ujar Aribowo yang terlihat sibuk mengurus penumpang

yang batal berangkat. Namun menurut pengakuan sejumlah penumpang, sempat terdengar ledakan kecil di bagian belakang pesawat. Saat kejadian, pengamanan bandara diperketat sehingga wartawan kesulitan mengambil gambar dan meminta keterangan dari pihak Batavia Air. Pesawat baru berangkat sekitar pukul 17.55 WIB dengan mengangkut sekitar separo penumpangnya. “Ada orangtua anggota kami yang mendengar bunyi ledakan, makanya mereka melarang kami berangkat. Pilot sebenarnya menegaskan bahwa itu bukan kerusakan mesin, hanya lampu di bagian pintu. Tapi kami tidak bisa memaksakan kalau banyak anggota kami yang memilih batal,” kata Ketua Rombongan Marching Band Isen Mulang, Yuska.

Ibu Presiden ... Sambungan hal 1

Meski demikian, staf perusahaan Ty Inc, yang berlokasi di Ilinois, menyangkal boneka tersebut merupakan model dari dua anak perempuan Obama. “Kami tidak membuat boneka yang secara fisik me-

nyerupai anak gadis Obama. Sasha dan Malia juga nama yang cantik. Itulah mengapa kami membuat boneka ini,” ujar Tania Lundeen, wakil direktur penjualan Ty Inc. Marvelous Malia dan Sweet Sasha mulai dipajang bulan ini di berbagai toko di AS.


SELASA

finansia

27 JANUARI 2009 / 30 MUHARAM 1430 H

FINANSIA

Banjarmasin Post

SELASA

15 15

27 JANUARI 2009 Banjarmasin Post

flash news NIKKEI MENGUA T TIPIS MENGUAT Indeks saham Nikkei ratarata meningkat 0,2 persen Senin (26/1), saat penguatan tipis Yen menolong saham-saham ekportir produk elektronik seperti Kyocera Corp. Namun keuntungan terbatas terjadi saat saham perusahaan mesin konstruksi Komatsu sedikit tergelincir. Indeks Nikkei naik 11,72 poin ke level 7.756,97, setelah angka bergerak keluar-masuk dalam teritori negatif sepanjang pagi kemarin. (Persda Network/tin)

KURS JUAL

Asing Tarik Dolar Rupiah Diprediksi Terus Melemah Pekan Ini Masih di Atas Rp 11.000/Dolar AS

PFIZER-WYETH MERGER Produsen obat terbesar dunia, Pfizer Inc, siap mengakuisisi rivalnya, Wyeth. Langkah itu ditujukan untuk mendiversifikasi sumber-sumber pendapatan Pfizer. Menurut sumber-sumber yang dikutip dari Reuters, Senin (26/1), manajemen kedua perusahaan itu sedang melakukan pertemuan yang terpisah untuk memfinalisasi kesepakatan. Satu sumber mengatakan, Pfizer sedang memfinalisasi paket pembiayaan US$ 25 miliar untuk mendanai kesepakatan itu. (Persda Network/dtc)

Buru Dolar- Seorang warga melintasi pedagang dolar di kakilima Jalan Kebon Sirih. Gara-gara investor asing menarik dolar ke luar negeri, nilai tukar rupiah terhadap dolar cenderung melemah.

WALL STREET TUNGGU OBAMA - Investor pasar modal di bursa terbesar di dunia, Wall Street, masih menunggu rencana stimulus ekonomi yang telah direncanakan Presiden Amerika Serikat (AS) Barack Hussein Obama. Selain itu, mereka masih menunggu syarat yang diajukan oleh bank sentral, The Fed, serta komentar sebagai nasihat dalam mengatasi permasalahan resesi ekonomi saat ini. (Persda Network/oz)

KURS rupiah terus melemah dalam empat hari terakhir. Kurs tengah perdagangan Bank Indonesia (BI) hari terakhir, Jumat (23/ 1) pekan lalu, memperlihatkan rupiah melemah ke level Rp 11.303 per dolar AS. Sehari sebelumnya, rupiah ditutup Rp 11.211 per dolar AS. Rupiah terlihat mulai melemah sejak Selasa (20/1) pada level Rp 11.230 per dolar AS. Namun pebisnis dan pihak-

THE FED BER TAHAN - Bank BERT Sentral AS (Federal Reserve/The Fed) diprediksi akan mempertahankan suku bunganya yang kini mendekati nol persen. Langkah itu akan ditempuh untuk terus memperlancar arus kredit sehingga perekonomian bisa semakin bergerak. The Fed akan menggelar pertemuan dua harinya pada pekan depan, dan mengumumkan hasil pertemuannya di Washington, Rabu (28/1/) besok waktu setempat. (Persda Network/r tr) Network/rtr) DANA ASING - Proses penarikan sekaligus penggunaan dana pinjaman dan hibah luar negeri dinilai belum transparan. “Transaksi utang bisa tidak wajar mengingat dokumen pinjaman sulit diakses publik,”kata Koordiator Koalisi Anti Utang, Dani Setiawan, Senin (26/1). Indikasinya, kata dia, Badan Pemeriksa Keuangan yang berwenang melakukan audit keuangan negara saja belum dapat mengaudit proyek dana asing tersebut. Dengan proses awal yang kurang transparan itu maka kemungkinan penyimpangan penggunaan dana (Persda menjadi terbuka.(Persda Network/tin)

PERSDANETWROK/ FX ISMANTO

Sudah Empat Hari Melorot pihak yang sering berurusan dengan valuta asing, menurut pengamat pasar uang Farial Anwar, jangan sampai panik. Sebab pelemahan rupiah tidak akan terlalu bergejolak tajam karena pembatasan transaksi dolar AS yang harus menggunakan underline transaction. Di kawasan regional, rupiah juga ikut melemah. Dikutip dari e-bursa, rupiah terhadap

BNI Salurkan KUR Rp 1,16 Triliun JAKARTA- Bank Negara Indonesia (BNI) telah menyalurkan kredit usaha rakyat (KUR) sebesar Rp 1,16 triliun kepada 8.954 usaha kecil di seluruh Indonesia. Debitor terdiri atas beberapa sektor usaha, yaitu sektor perdagangan dan rumah makan (77,0 persen), sektor pertanian dan sarana pertanian (10,1 persen), sektor jasa 5,9 persen, industri pengolahan (4,8 persen), sektor konstruksi (1,0 persen) dan sisanya sektor-sektor lain. Dalam penyaluran kredit usaha kecil dan menengah, dalam rilis yang dikutip Persda Network, Senin (26/1), di Jakarta, BNI didukung jaringan yang tersebar di seluruh pelosok, yaitu 51 sentra kredit kecil (SKC), 114 unit kredit kecil (UKC), 20 sentra kredit menengah (SKM), 64 kantor cabang stand alone, 54 cabang syariah dan didukung 752 kantor layanan. Untuk meningkatkan layanan kepada debitor kredit usaha kecil, BNI telah mengimplementasikan teknologi baru berupa Electronic Loan Origination System (e-LO) yang memungkinkan proses aplikasi kredit usaha kecil menjadi lebih cepat dan mudah. BNI KUR merupakan produk kredit BNI dengan plafon hingga Rp 500 juta untuk usaha kecil yang feasible, namun belum bankable. Pembiayaan mendapat fasilitas penjaminan dari perusahaan penjamin yang telah ditunjuk pemerintah, yaitu PT Asuransi Kredit Indonesia (PT Askrindo) dan Perum Sarana Pengembangan Usaha (PSPU). (Persda Network/aco)

IMF P ANGKAS PROYEKSI — PANGKAS Dana Moneter Internasional (IMF) akan memangkas lagi proyeksi pertumbuhan global 2009, kali ini berkisar 1 persen hingga 1,5 persen, akibat terus memburuknya kondisi ekonomi dunia. IMF barubaru ini memproyeksikan pertumbuhan global 2,2 persen yang dibuat pada November. Sejak itu, indikator ekonomi terus memburuk ke level terendah dalam satu dekade terakhir, dengan banyak ekonomi industri besar di dunia yang masuk (Persda dalam resesi.(Persda Network/kpc)

dolar Singapura melemah ke Rp7.521,26 dari sebelumnya Rp7.487,36, atas dolar Hongkong turun menjadi Rp1.463,76 dari sebelumnya Rp1.450,57, terhadap dolar Australia melemah ke Rp7.317,17 dibanding sebelumnya Rp7.313,50, dan atas Euro ditutup melemah ke level Rp14.570,74 dari sebelumnya pada posisi Rp14.553,29. (Persda Network/aco)

JAKARTA- Investor asing kian gencar menarik dananya berupa dolar Amerika Serikat yang semula dibiakkan di Indonesia. Dana itu terkait besarnya kebutuhan dana sekitar 800 miliar dolar AS untuk stimulus ekonomi Amerika, dan diperkirakan akan mendorong terus melemahnya kurs rupiah. “Pekan ini saya perkirakan rupiah masih bergerak di atas Rp 11.200 atau Rp 11.250 per dolar AS,” ujar Managing Director Currency Management Group Farial Anwar kepada Persda Network, Senin (26/1). Walau ada aksi penarikan besar-besaran, menurut Farial, rupiah tidak akan bergejolak tajam. Saat ini ada benteng yang dibuat Bank Indonesia dengan menerapkan underline transaction yang dikeluarkan Desember lalu guna membatasi perdagangan atau pembelian dolar AS. “Sebelum peraturan itu keluar, rupiah bergejolak tajam. Pernah tiba-tiba melemah sampai Rp 12.000 per dolar AS. Sekarang kan paling naik di kisaran Rp 100-an per dolar AS,” katanya. Farial mengatakan tak hanya rupiah yang mengalami pele-

Kelihatannya orang lebih memilih memegang dolar AS dalam ketimbang mata uang lainnya, karena lebih aman FARIAL ANWAR Pengamat Pasar Uang mahan terhadap dolar AS, mata uang asing seperti dolar Singapura, won Korsel, dan umumnya mata uang regional lainnya senasib dengan rupiah. “Kelihatannya orang lebih memilih memegang dolar AS dalam ketimbang mata uang lainnya. Atau menginvestasikan uangnya ke dalam treasury bond (surat utang negara AS) karena lebih aman,” ujar Farial. Farial menerangkan, permintaan dolar AS di pasar sangat tinggi sementara penawaran tidak ada. Permintaan dolar AS yang biasanya datang dari investor yang hendak membayar impor. “Sementara suplai dolar AS tak ada. Suplai yang harusnya dari ekspor kita tapi ternyata (dolar AS) tak masuk ke dalam negeri karena banyak yang parkir

PERSDA/BIAN

di Singapura,” katanya. Demikian pula investor asing yang diharapkan masuk dan membawa masuk dolar AS kelihatannya menunggu kondisi pasar stabil. “Dalam kondisi sekarang tak gampang. Ada Pemilu dari April sampai Juli. Belum lagi resesi dunia yang membuat banyak perusahaan di Eropa dan AS bangkrut. Jadi ini suasananya serba sulit,” katanya. Pasar uang, menurut dia, kini sedang menunggu kebijakan pasar Presiden AS Barack Obama. “Pekan ini Obama sepertinya masih sibuk mengurus kabinetnya. Diharapkan pekan depan Obama mengeluarkan kebijakan ekonomi yang konkret misalnya jadi tidak rencana stimulus 850 miliar dolar AS,” katanya. (Persda Network/aco)

Fadhil Minta Rp 12,5 Triliun Dikucurkan Untuk Dana Stimulus Atasi Krisis JAKARTA- Pemerintah RI didesak agar secepatnya merealisasi stimulus perekonomian untuk mengantisipasi terjadinya penurunan perekonomian yang lebih buruk. Prediksi Dana Moneter Dunia (IMF) bahwa pertumbuhan perekonomian gloal pada 2009 bakal turun hanya menjadi 1,5 persen dari sebelumnya diperkirakan 2,2 persen, dan terus mengalirnya dana asing ke luar negero menjadi aba-aba terimbasnya krisis global ke Indonesia semakin memburuk. Ekspor pun tahun ini dipastikan akan turun tajam, selain itu investasi di dalam negeri akan seret. Akibatnya, banyak perusahaan yang gulung tikar dan penyebabkan pemutusan hubungan kerja (PHK). Ekonom Indef, M Fadhil Hasan mengatakan, serangan resesi yang berasal dari berbagai arah

PERSDA/BIAN

M Fadhil Hasan sulit dihindari. Pihak yang paling bisa mengantisipasinya adalah kebijakan pemerintah dengan memberikan stimulus. “Pemerintah harus secepatnya mengambil langkah stimulus, karena pernyataan IMF dan menurunnya dana investasi

sudah terjadi. Kalau investasi masih sulit, para investor jelas terus menarik dana mereka,” kata Fadhil kepada PersdaNetwork di Jakarta, Senin (26/1). Dana stimulus yang dibutuhkan sebesar Rp 15 triliun hingga Rp 30 triliun, namun pemerintah

hanya menyediakan sebesar Rp 12,5 triliun. Walau dananya kecil, kata Fadhil, dana stimulus harus secepatnya digulirkan setelah disetujui DPR. Beberapa stimulus yang diajukan antara lain pemotongan pajak, insentif dan proyekproyek infrastruktur. Menurut Fadhil, pemerintah harus mengecek program mana yang sangat berguna dan kemudian, yang lebih pas menjadi titik berat stimulus. “Semua stimulus itu sangat penting, namun ada yang dijadikan titik berat agar bisa terfokus,” tandasnya. Seperti diketahui, pertumbuhan ekonomi 2008 yang mencapai sebesar 6,4 persen dipastikan tidak akan terjadi lagi pada tahun ini. Indef memperkirakan pertumbuhan ekonomi 2009 antara 4,5 persen hingga 5 persen. (PersdaNetwork/ewa)

10 Emiten Membandal 5 Emiten Tidak Merealisasikan PKS Sampai Aeriode Berakhir z PT Berlian Laju Tanker Tbk (BLTA)

HEINZ TTARGET ARGET AKUISISI — Salah satu perusahaan yang bergerak di bidang makanan dan minuman terbesar di dunia HJ Heinz (HNZ.N) bisa menjadi target akuisisi selanjutnya akibat pasar kredit saat ini sedang mengalami kondisi yang stagnan. Reuters memberitakan, Senin (26/1), harga saham Heinz yang diperdagangkan sekitar 36 dolar AS, diprediksikan bisa naik hingga 60-70 dolar AS per lembar saham. Adapun perusahaan sejenis seperti Nestle (NESN.VX), Kraft (KFT.N), atau Unilever (ULVR.L) sudah menyatakan ketertarikannya pada perusahaan tersebut, karena mempunyai harga pasar sekira 11 milar dolar AS. (Persda Network/oz)

KURS BELI

z PT Kimia Farma Tbk (KAEF) z PT Arpeni Pratama Ocean Line Tbk (APOL) z PT Timah Tbk (TINS) z PT Bakrieland Development Tbk (ELTY)

5 Emiten Belum Merealisasikan PKS dan Belum Berakhir Periodenya z PT Jaya Real Property Tbk (JRPT) z PT Multi Indocitra Tbk (MICE) z PT Bumi Resources Tbk (BUMI) z PT Perdana Karya Perkasa Tbk (PKPK) z PT Indofood Sukses Makmur Tbk (INDF)

Tidak Jalankan Buy-back JAKARTA- Sebanyak 10 perusahaan yang terdaftar di bursa atau emiten terkait program pembelian kembali saham (PKS) atau buy-back. Namun hingga kini belum juga menjalankannya, sehingga Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan (Bapepam-LK), meminta penjelasan dari emiten-emiten tersebut. Kepala Biro Penilai Keuangan Perusahaan Sektor Riil Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan (Bapepam-LK), Anis Baridwan mengemukakan, telah mengirimkan surat untuk meminta penjelasan kepada 10 emiten itu. Bapepam membagi menjadi dua klasifikasi, yaitu emiten yang tidak melaksanakan program PKS hingga periodenya berakhir, dan emiten yang belum melaksa-

BURSA

nakan PKS namun jadwalnya masih berlangsung. “Kemarin suratnya sudah kita kirim ke mereka. Kita minta penjelasan soal tidak direalisasikannya buyback,” ujar Anis di gedung Bapepam-LK di Jakarta, kemarin. Menurut Anis, ada lima emiten yang tidak merealisasikan PKS sampai periode berakhir, lima emiten yang belum merealisasikan PKS dan belum berakhir periodenya, dan ada satu emiten yang meminta perpanjangan waktu pelaksanaan program PKS, yaitu PT Jasuindo Tiga Perkasa Tbk. “Masih ada beberapa emiten lagi yang minta perpanjangan waktu pelaksanaan buyback, tapi baru Jasuindo yang meminta perpanjangan waktu secara resmi kepada Bapepam,” tandas Anis. (stw)

NILAI

PERUBAHAN

DOW 8,077.56 -45.24 NIKKEI 7,682.14 -63.11 DJ STOXX 50 1,928.21 26.44 S&P 500 831.95 4.45 NASDAQ 1,477.29 11.80 Russell 2000 444.36 1.51 S&P/TSX Comp 8,627.97 141.41 Mexico Bolsa 19,348.81 42.08 Brazil Bovespa 38,132.35 238.02 Topix 768.28 -5.27 Hang Seng 12,578.60 -79.39 Singapore Straits Times 1,685.23 -23.54 S&P/ASX 3,342.70 -144.10 DJStoxx 600 184.57 2.08 FTSE 100 4,108.91 56.44 DAX 30 4,227.59 48.65 CAC 40 2,886.60 37.46 S&P/MIB 17,418.00 135.00 PersdaNetwork/esy Sumber : Bloomberg.com Senin (26/1) pukul 20.00 WIB

7.147 Nasabah Sarijaya Klaim Dananya JAKARTA- Kepanikan nasabah perusahaan sekuritas yang bertindak selaku manajer investasi, PT Sarijaya Permana Sekuritas (SPS) belum berakhir. Setelah manajemen puncak, termasuk Direktur Utama dinyatakan menggelapkan Rp 250 miliar dana nasabah, hingga pekan lalu, ribuan nasabah telah mengajukan perhonan agar dananya dikembalikan. Kepala Biro Transaksi dan Lembaga Efek, Nurhaida, mengatakan nasabah yang mengajukan klaim mencapai 7.147 nasabah, atau mencapai 88 persen dari total nasabah Sarijaya. Atas klaim yang disampaikan nasabah, menurut Nurhaida, pihak Sarijaya telah memverifikasi dan hasilnya diteruskan ke Tim Gabungan Bapepam-Lem-

baga Keuangan, dan Self Regulatrory Organisation (SRO). SROterdiri atas Bursa Efek Indonesia (BEI), Kustodian Sentra Efek Indonesia (KSEI), dan Kliring Penjaminan Efek Indonesia (KPEI) yang membentuk help desk. Data itu kemudian akan disesuaian dengan data yang terdapat dalam sistem C-BEST di KSEI. Selanjutnya, Tim Gabungan akan menyampaikan hasil pengecekan data tersebut kepada Sarijaya. Apabila semua proses berlangsung lancar, kata Nurhaida, diperkirakan pada awal Februari 2009 klaim nasabah yang telah diverifikasi secara final oleh SPS dan dicek ulang oleh Tim Gabungan. Sementara mengenai klaim yang diajukan setelah 22 Januari 2009, Nurhaida menyatakan akan diproses seusai dengan

tahapan-tahapan sebagaimana yang telah dilakukan atas klaim yang masuk sebelumnya. “Untuk mempercepat penyelesaian proses verifikasi oleh Sarijaya, nasabah yang belum menyampaikan klaimnya kami minta segera menyampaikan klaimnya kepada Sarijaya,” tambahnya. Nurhaida juga mengungkapkan hingga saat ini Tim Gabungan belum dapat melaksanakan due diligence karena masih memfokuskan kegiatannya pada upaya mempercepat proses pengecekan ulang terhadap hasil verifikasi SPS atas klaim nasabahnya. Due diligence (uji tuntas) adalah salah satu langkah yang harus dilakukan sebelum perusahaan melakukan aksi korporasi, yang bisa berupa merger, akui-

Sejumlah nasabah PT Sarijaya Permana Sekuritas beramai-ramai mendatangi kantor pusat untuk menyerahkan bukti kepemilikan portofolio terkait dengan pengajuan klaim yang harus dibayarkan di kantor pusat Sarijaya di Permata Tower, Jl Jend Sudirman, Jakarta, Senin (12/1). PERSDANETWORK/BIAN HARNANSA

sisi, restrukturisasi, dan lain-lain. Dalam melakukan due diligence keseluruhan performa bisnis dari sautu perusahaan harus dianalisis.

Menurut Nurhaida, calon pembeli Sarijaya dapat melaksanakan due diligence untuk kepentingannya. Sementara dalam hal membuat kesepakatan de-

ngan Sarijaya, calon pembeli SPS diminta agar tetap memperhatikan sekaligus mempertimbangkan kepentingan nasabah. (stw)


SELASA

16

Pro-Biz

Banjarmasin Post

Voucher Khusus

27 JANUARI 2009 / 30 MUHARAM 1430 H

Diskon Khusus PT Bakrie Telecom Tbk akan menerbitkan voucher edisi khusus potongan harga (diskon) 20 persen tiket Sriwijaya Air ke semua jurusan penerbangan domestik.

RTR

Erik Maijer

PT Bakrie Telecom bekerja sama dengan perusahaan penerbangan Sriwijaya Air menerbitkan voucher talktime dengan nominal 50 karakter (K) sebanyak 200.000 lembar dan nominal 100K sebanyak 50.000 lembar bagi seluruh pelanggan Esia, Wifone dan Wimode baik pelanggan lama maupun baru. Peluncuran produk baru tersebut dilakukan Wakil Presdir PT Bakrie Telecom, Erik Maijer dan pimpinan perusahaan penerbangan Sriwijaya Air, Chandra Lee di depan pesawat Sriwijaya Air Boeing 737-400 di Bandara Soekarno-Hatta, Cengkareng, yang akan terbang menuju Batam akhir pekan kemarin. Pesawat tersebut selain membawa penumpang reguler juga 40 jurnalis ibukota yang mengikuti

Amazing Games Batam. Meijer mengatakan, dengan semakin ketatnya persaingan sesama operator telekomunikasi, tentu para penyedia layanan telekomunikasi dituntut memberikan pelayanan yang terbaik bagi para pelanggannya. “Dari sisi produk kami telah meluncuran berbagai paket HP (handphone) sesuai keinginan masyarakat dan di sisi penghematan kami telah memperkenalkan talktime dengan memberlakukan SMS hemat Rp 1 per karakter,” katanya. Diskon sebesar 20 persen tersebut, menurut VP CRM Bakrie Telecom, Dino Purwana, akan berlaku hingga 30 Juni 2009 untuk penerbangan dari Bandara Soekarno Hatta ke semua tujuan domestik yang dilayani Sriwijaya

Air. Dino mengatakan, perusahaan layanan telekomunikasi tersebut selain telah melayani daerah asal Jabodetabek, Jawa Barat dan Banten, juga memperluas layanan di area Jawa Tengah, Jawa Timur, Bali, Sumatera, Batam, Kalimantan dan Sulawesi. Selain itu, Bakrie Telecom juga telah meluncurkan paket Hape Esia Fu, pertama di Indonesia yang dilengkapi berbagai fitur dengan aplikasi Imlek termasuk kalender Fu dan toko Hoki. Para pembeli ponsel ini mendapat potongan harga hingga 50 persen untuk percakapan ke China, Hongkong dan Singapura dengan menggunakan kode akses 01010. Diskon tersebut berlaku hingga 31 Desember 2009. Sementara, terkait layanan bagi pelanggan, PT Telkomsel menerapkan sistem pengiriman pemakaian roaming pelanggan berstandar dunia Near Real Time Roaming Data Exchange (NRTRDE) untuk meminalisasi risiko kecurangan dalam komunikasi internasional. Manager Corporate Communications Telkomsel, Suryo Hadiyanto beberapa waktu lalu mengatakan, penerapan sistem baru ini merupakan upaya memandu perkembangan industri telekomunikasi selular Indonesia di tingkat regional bahkan internasional. “Ini juga merupakan wujud komitmen kami sebagai operator seluler kelas dunia yang mengimplementasikan sistem berstandar dunia,” katanya. (ant/mi)

Bersaing di Udara Kompak di Darat BERSAING dalam bisnis, namun tetap akrab saat bergaul. Itulah kata yang pas untuk menggambarkan keakraban para pemimpin perusahaan penerbangan di Banjarmasin. Kegiatan donor darah yang digelar Garuda Indonesia Banjarmasin dalam rangka memperingati HUT ke-60 maskapai itu, Senin (26/1), menjadi buktinya. Tercatat selain Kepala Cabang Garuda Banjarmasin Piktor Sitohang dan beberapa stafnya, District Manager Lior Air Irlan Wahyudi, District Manager Batavia Air Banjarmsin Dody dan District Manager Sriwijaya Air Banjarmsin Eri Suheri, serta perwaBANJARMASIN POST/MAJRI D Pemimpin Umum Banjarmasin Post Group, HG Rusdi Effendi AR kilan dari Mandala air didampingi Kepala Cabang Garuda Indonesia Banjarmasin, Piktor Banjarmsin, terlihat Sitohang saat mendonorkan darahnya, Senin (26/1). mendonorkan darahnya pada kegiatan tersebut. YAYASAN PENDIDIKAN ISLAM “Meski bersaing di menjadi donor. & DAKWAH UKHUWAH udara, di darat kita tetap “Donor darah kita Jl. Bumi Mas Raya Komp. Handayani XII A kompak. Bahkan hobbi Banjarmasin Telp. 0511-3266859 & Fax. 0511-3260343 adakan dengan mengunkami mulai dang dan mirip mengajak yakni perusahan sama-sama BUMN dan Donor darah kita menyukai swasta, juga fotografi,” adakan dengan teman-teman ucap dari maskapai mengundang dan Piktor. lain, agen tiket mengajak Menurut pesawat dan Piktor, perusahan travel serta kegiatan masyarakat BUMN dan donor umum,” kata swasta, juga LOWONGAN KERJA darah yang Piktor lagi. mereka teman-teman dari Kegiatan Perusahaan Asuransi Swasta lakukan Nasional membutuhkan segera maskapai lain... donor darah, merupakan tenaga kerja dengan kualifikasi : tergolong kegiatan - Pendidikan S1 sukses. Menurut dalam - Pria & belum menikah Piktor, dari undangan yang - IPK min. 2,75 rangka ulang tahun Garuda mereka sampaikan, - Diutamakan "Fresh Graduate" Indonesia ke-60, 26 Januari terdaftar 58 orang bersedia - Fasih dalam pengoperasian 2009. Selain pucuk pimmendonorkan darahnya. computer pinan maskapai penerba“Selain mensyukuri - Bahasa Ingggris aktif ngan, hadir juga berbagai - Lamaran paling lambat 2 ulang tahun Garuda yang perwakilan dari sejumlah minggu sejak tanggal iklan ini. ke-60, kegiatan syukuran perusahaan. - Hanya pelamar yang medan donor darah kami menuhi syarat yang akan Di antaranya Pemimpin maksudkan sebagai dipanggil Umum Banjarmasin Post syukuran selesainya Lamaran dikirim ke : Group HG Rusdi Effendi pelaksanaan pemberangPT ASURANSI WAHANA TATA AR, serta Manager Grapari katan jemaah haji 2008 Jl. Lambung Mangkurat No. 70 Banjarmasin, Rick Erickson dengan sukses,” papar Banjarmasin - 70111 Panggabean yang turut Piktor.(ff)

NET

Esia meluncurkan voucher khusus, voucher talktime. Bagi pemakainya, akan mendapat diskon 20 persen tiket pesawat Sriwijaya Air dari Jakarta tujuan semua daerah di Indonesia.

Cetak Rekor Penjualan HUAWEI Technologies Co Ltd penyedia solusi generasi penerus jaringan telekomunikasi bagi operator di seluruh dunia, mengumumkan rekor penjualan produk C 2807, CDMA dengan tema band rock untuk Bakrie Telecom. Angka penjualannya mencapai 350.000 unit dalam waktu satu hari, saat dilakukan pameran distributor di Indonesia baru-baru ini. Telepon seluler dengan tema Slank, band rock terkenal di Indone-

sia menjadi favorit para distributor telepon seluler sejak dikenalkan saat pameran dagang distributor 12 Desember 2008. Menurut Wakil Presiden Direktur PT Bakrie Telcom, Erik Meijer, tingginya permintaan akan ponsel Slank sebagai bukti inovasi yang dilakukan Esia, memberi sesuatu yang khusus bagi para penggunanya. Direktur Pemasaran Divisi Terminal Huawei, NET Ames Chen, menambahkan,

peluncuran ponsel C2807 menunjukkan komitmen Huawei dalam memenuhi kebutuhan konsumen. Menurutnya, Huawei akan terus mengembangkan produk-produk yang sesuai dengan karakteristik dan kebiasaan konsumsi regional, sehingga dapat membantu para operator dalam melakukan terobosan di pasar. Sebelumnya Huawei juga telah berhasil mengembangkan produk telepon seluler bertema Islam untuk vendor Bakrie, dan mampu mencatat penjualan terbaik di Indonesia. (Persda Network/pras)

Barongsai Pukau Pengunjung Mal SALAH satu ciri khas perayaan Tahun Baru Imlek adalah atraksi barongsai. Tiap tahun perayaan hari raya itu, aksi barongsai selalu mendapat perhatian masyarakat. Seperti juga aksi barongsai di Duta Mall, Banjarmasin, Senin (26/1). Ribuan pengunjung mal terbesar di wilayah Kalselteng itu, larut menikmati atraksi barongsai yang dipusatkan di Hall A Duta Mall yang terletak di lantai 1. Tak hanya di situ, sepanjang pagar lantai dua dan tiga Duta Mall juga dipadati pengunjung dewasa dan anakanak. Tatapan mereka semua mengarah mengikuti gerak barongsai yang dimulai pukul 15.00 Wita. Hendra, seorang pengunjung siswa kelas lima SD yang datang bersama ibunya itu, Hj Latifah, termasuk pengunjung yang begitu menikmati aksi barongsai. Dia selalu mengikuti kemana pun barongsai bergerak. “Dari rumah tadi Hendra inginnya memang melihat atraksi barongsai, makanya dia mengikuti terus” ujar Hj Latifah. Ganeral Manager Duta Mall Banjarmasin, Maria Agnes Aprilia mengatakan, atraksi barongsai yang mereka gelar merupakan salah satu rangkaian acara memeriahkan Tahun Baru Imlek. Pihak manajemen menggelar acara itu bersama

para tenant. “Makanya tadi barongsai memasuki toko-toko tenant untuk mengambil angpao,” ujarnya kepada BPost. Maria menambahkan, atraksi barongsai di Duta Mall merupakan agenda setiap tahun menyambut Imlek. Tujuannya, menghibur pengunjung yang berbelanja di mal di Hari Imlek. “Atraksi barongsai ini sejak dua minggu lalu telah kami promosikan baik melalui spanduk maupun radio. Kita ingin menghibur pengunjung mal, artinya selain mengisi RI D ST/MAJ MASIN PO BANJAR sin, a libur dengan berbelanja rm ja n Mall Ba ke mal mereka juga bisa i di Duta arongsa b I S K terhibur dengan atraksi ATRA 6/1). barongsai,” jelasnya.(ff) Senin (2


Banjarmasin Post

SELASA, 27 JANUARI 2009

Honor Guru TK Cuma Rp 60.000

HALAMAN 17

PARA guru Taman Kanak-kanak (TK) di Desa Tabak Kanilan Kabupaten Barito Timur, Kalteng hanya menerima gaji antara Rp 20.000 sampai Rp 60.000 per bulan. Anggota DPRD Kalteng baru mengetahuinya saat melaksanakan reses ke kawasan itu, Senin (26/ 1). Anggota dewan Abdul Hadi pun menyatakan gaji senilai itu sudah tidak layak lagi di tengah tingginya harga kebutuhan hidup saat ini.

halaman

BANJARMASIN BANJARBARU KAB. BANJAR TANAH LAUT KOTA BARU/TANBU BATOLA

BERAWAN-HUJAN BERAWAN-HUJAN BERAWAN-HUJAN BERAWAN-HUJAN BERAWAN-HUJAN BERAWAN-HUJAN

23-31 23-31 24-31 24-31 24-31 24-31

TAPIN HSS H ST HSU TABALONG

BERAWAN-HUJAN BERAWAN-HUJAN BERAWAN-HUJAN BERAWAN-HUJAN BERAWAN-HUJAN

23-31 23-31 23-31 23-31 23-31

Garuda City Link Mandala Mandala Lion

06.20 Wita 16.55 Wita 13.15 Wita 16.25 Wita 06.50 Wita

Jakarta Surabaya Surabaya Jogjakarta Jakarta

Wings Air Wings Air Wings Air Batavia Batavia

07.00 Wita 10.05 Wita 13.25 Wita 07.00 Wita 09.45 Wita

Surabaya Surabaya Surabaya Jakarta Balikpapan

Batavia Sriwijaya Sriwijaya Riau Air Kal Star

14.35 Wita 07.00 Wita 13.15 Wita 07.30 Wita 12.45 Wita

26

Surabaya Surabaya Jakarta Kotabaru Sampit

Petambak Eksodus ke Kaltim PELAIHARI, BPOST- Puluhan petambak Desa Muarakintap Kecamatan Kintap ramairamai eksodus ke Samarinda, Kalimantan Timur, sejak beberapa pekan silam. Mereka merantau ke daerah lain menyusul musnahnya ikan dan rusaknya kolam tambak. Di Samarinda, petambak menambang batu bara secara manual. Profesi ini sebenarnya juga telah mereka lakoni di Tala kurun waktu dua tahun terakhir menyusul berulangkalinya ikan tambak ludes akibat kebanjiran. Menambang manual itu terpaksa dilakukan untuk menghidupi keluarga. “Setahu saya, hasilnya tak seberapa. Jika mujur sehari bisa dapat Rp 50 ribu. Tapi, di sini kan terus dikejar-kejar petugas. Itu sebabnya beberapa petambak mencoba mengadu nasib di Samarinda,” tutur H Junaid, warga Muara Kintap, Senin (26/1). Dikatakannya lebih 30 orang petambak di desanya yang eksodus ke Samarinda. Ada yang bertolak sejak 2-3

bulan lalu. Sebagian ada yang bisa mengirimi uang via pos/ bank. Ada juga yang tak memperoleh apa-apa dan pulang dalam kondisi sakit. Junaid mengatakan beberapa petambak di desanya terpaksa merantau ke Samarinda, karena tidak ada pilihan lain. Uang tabungan telah lama ludes, pinjaman di toko/warung juga mulai menunggak. Sementara tambak tak menghasilkan dan bahkan banyak yang rusak. Mereka berharap dengan merantau itu bisa pulang dan membawa sejumlah uang untuk modal usaha membeli benih ikan dan memperbaiki tambak. Seperti pernah dilansir harian ini beberapa pekan lalu, tambak warga Muara Kintap

yang berada di tepian sungai setempat tenggelam dan tanggul banyak yang rusak akibat intensnya angkutan tongkang batu bara. Tingginya debit air seiring tingginya curah hujan dimanfaatkan penambang untuk mengangkut batu bara. “Sampai sekarang tak ada perhatian dari pihak penambang. Padahal sangat jelas aktivitas angkutan itu merugikan kami, karena saat pasang datang, sore hingga malam tambak kami tenggelam karena terluapi air hentakan ombak tongkang. Tanggultanggul tambak juga banyak yang jebol,” kata Junaid. Disebutkan ada 100 hektare tambak milik 30 orang yang kini rusak. Seluruh benih ikan (bandeng dan udang) juga musnah. Padahal saat itu tidak lama lagi (setengah bulan) akan dipanen. “Kami berharap ada upaya dari pemkab membantu mengatasi permasalahan itu, silakan aktivitas tambang berjalan, tapi kami jangan dirugikan,” ucap Junaid.(roy)

Alasan Eksodus T Usaha tambak rusak akibat banjir dan aktivitas tongkang batu bara T Menambang manual dikejar-kejar petugas T Uang tabungan habis T Berharap mendapat uang untuk modal usaha setelah bekerja di Samarinda

Palangkaraya-Pangkalanbun Hemat 100 Km PALANGKARAYA,BPOST-Peral Soedirman km 82 atau km 105 merintah Kabupaten Kotawamenuju Pangkalanbun,” ujarnya. ringin Timur membangun jembatJuanda mengatakan, kalau warga an penghubung antara Kuala Palangkaraya yang ingin ke PangKuayan-Sarpatim di Kabupaten kalanbun melalui Parenggean seteKotim dengan dana mencapai Rp lah jembatan tersebut berfungsi akan 60 miliar.Jembatan penghubung menghemat jarak tempuh hingga 100 jalan alternatif Palangkarayakilometer dari jalan darat PalangkaraPangkalanbun tersebut mampu ya-Sampit-Pangkalanbun. menghemat jarak tempuh hingga “Jalan alternatif tersebut langsung 100 kilometer dari jalan yang ada memotong, sehingga pengendara BPOST/TUR sekarang. dari Palangkaraya yang menuju H Juanda Kepala Dinas Pekerjaan USampit atau Pangkalanbun yang Kadis PU Kotim mum (PU) Kabupaten Kotawariingin bepergian melalui jalan tersengin Timur, H Juanda, Senin (26/1) mengatabut tidak lagi melalui jalan memutar melalui kan, pembangunan jembatan tersebut mulai Desa Pelantaran seperti yang sekarang diladirealisasi sejak 2007 lalu dengan menggunakukan banyak orang,” jelasnya. kan dana APBD setempat sebesar Rp 6 miliar. Namun demikian, pihaknya berharap Di“Total dana untuk pembangunan jembatan nas PU Provinsi Kalteng turut membantu metersebut mencapai Rp 60 miliar. Kami mengernyediakan dana APBN untuk pembuatan jakannya secara bertahap sejak 2007 lalu,” ujar rangkanya dengan dana mencapai Rp 30 miJuanda. Panjang jembatan berkontruksi beton liar, sehingga pada 2010 jembatan itu selesai. tersebut mencapai 180 meter dengan tiga benSementara itu, sejumlah sopir travel maupun tang yang menghubungkan Sarpatim dan Kemobil pribadi yang kerap bepergian dari Pacamatan Kuala Kuayan. langkaraya menuju Sampit dan Pangkalanbun Penyangga jembatan tersebut adalah dua menyambut gembira pembangunan jembatan rangka dengan tiga bentang masing-masing dan jalan alternatif tersebut. “Jadi pengendara bentang 60 meter dengan panjang jembatan tidak terfokus hanya lewat jalan Desa Pelantaran 180 meter.” Dari Kuala Kuayan, jalan alternatif yang selama ini sering rusak, sehingga kerap tersebut bisa langsung tembus ke Jalan Jendemenimbulkan antrean panjang,” katanya. (tur)

METRO BANJAR/DONNY SOPHANDI

TRANSPORTASI GUNUNG - Pedagang ikan keliling bersiap menjajakan dagangannya ke berbagai pelosok pegunungan meratus di kawasan Loksado, Kabupaten Hulu Sungai Selatan, Minggu (26/1). Untuk memperlancar transportasi, mereka memodifikasi sepeda motornya khusus untuk jmelewati medan berat di pegunungan.

Konsumsi Elpiji Diprediksi Melonjak Q Hadapi Konversi Minyak Tanah BANJARBARU, BPOST Lonjakan konsumsi elpiji wilayah Kalselteng diprediksi bakal meningkat tajam hanya dalam hitungan paling lama tiga tahun ke depan. Diprediski, lonjakan tidak kurang dari enam kali lipat lebih dibanding sekarang. Saat ini pemakaian ratarata per hari untuk wilayah Kalselteng sekitar 50 metrik ton. “Seiring konversi minyak tanah ke elpiji akan naik menjadi sekitar 300 ton. Angka itu saya prediksi akan terus bertambah,” jelas pengelola Stasiun Pengisian dan Penyaluran Elpiji Khusus (SPPEK) Lan-

dasan Ulin, Banjarbaru, Saibani. Pola pendistribusian pun, kata Saibani akan berubah. Bila selama ini masih mengandalkan jalur darat, nantinya dialihkan ke jalur laut. “Jalur laut akan dilakukan karena untuk sekali angkut minimal 500 metrik ton,” ucapnya. Dengan permintaan yang meningkat nanti, mesti dibuatkan tempat penampungan kapasitas besar. Saibani mengatakan masalah lahan sudah disiapkan. Kendalanya, hanya pemahaman warga terkait masalah

perizinan. “Mudah-mudahan bisa cepat dipahami. Elpiji termasuk aman dalam hal penyimpanan. Ditambah lagi tempat penampungan memang mesti dibuatkan agar program pemerintah bisa jalan,” urainya. Bila lewat laut nanti terlaksana, masalah pasokan elpiji yang terkadang tersendat jelasnya, akan teratasi karena di jalur laut daya angkutnya lebih besar. Seperti dikutif okezone Pasokan elpiji dari Pertamina Unit Pengolahan (UP) V ke kawasan Indonesia Timur se-

gera di stop. Kebijakan ini diperkirakan akan terlaksana pada 2009 ini. Penghentian pasokan karena produksi gas UP V akan diprioritaskan untuk memenuhi kebutuhan Kalimantan saja. Terlebih setelah upaya konversi dari minyak tanah ke elpiji bisa terlaksana. “Setelah konversi kita tak lagi mengirim ke wilayah Timur lagi,” tutur Asisten Menejer External Relation Pms BBM Retail Pertamina Pemasaran Region VI Kalimantan, Bambang Irianto di Balikpapan, Minggu (25/1/2009). (ris)

Warga Nyaris Terisolasi Q Banjir Masih Kepung Puluhan Desa MARTAPURA, BPOST - Meluapnya Sungai Martapura hingga kini membuat ratusan warga di Kampung Melayu Pematang Kecamatan Martapura Timur Kabupaten Banjar nyaris terisolasi. Warga kesulitan menuju Kota Martapura maupun Kecamatan Astambul akibat dikepung banjir. Padahal biasanya untuk menuju Desa Banua Anyar yang berjarak sekitar tiga kilometer itu bisa diakses lewat jalan kabupaten. Karena jalan terendam banjir dengan ketinggian lebih setengah meter, kendaraan bermotor sulit melintas.

Warga pun memanfaatkan jukung untuk sarana transportasi baik ke desa terdekat maupun kantor kecamatan. Di Desa Melayu Ilir, seperti diungkapkan Sekretaris Desa, Kaspul Anwar, jalan desa terendam. Meski tidak berada di bantaran Sungai Martapura, beberapa desa di Kecamatan Martapura Timur termasuk wilayah yang paling lama terendam. “Desa Pematang dan Melayu Ilir memang wilayah terparah yang terendam. Warga pun menggunakan jukung untuk bisa keluar dari desa,” tutur Kaspul.

Camat Martapura Timur, Amir Hasan mengatakan dari 20 desa Desa Pematang merupakan desa terparah dilanda banjir, yaitu sejak satu bulan lalu. Pantauan BPost di Kecamatan Astambul, banjir masih berlangsung. Meski mulai surut, puluhan rumah masih terendam. Seperti di Desa Astambul Kota, Desa Sungai Alat, Desa Murung Kenanga dan Pingaran Ilir. Meski banjir masih mengepung kota Astambul tak menyurutkan ratusan pengunjung Makam Syekh Muhammad Arsyad Al Banjari atau Datu

Kalampaian. Sedangkan puluhan warga yang mengungsi ke kantor Kelurahan Keraton Martapura telah kembali ke rumah masing-masing karena banjir yang sejak sebulan lalu merendam rumah warga sudah surut. Dinas Sosial Banjar telah menyalurkan bantuan bagi korban banjir. Di antaranya bantuan enam ton beras bagi 27.000 jiwa korban banjir di Kecamatan Martapura Kota. Menurut Bupati Banjar Gusti Khairul Saleh, Pemprov memberikan sokongan bantuan berupa 20 ton beras bagi korban banjir.(mia)


18

SELASA

27 JANUARI 2009 / 30 MUHARAM 1430 H

BUMI ANTASARI

Banjarmasin Post

KUA Harus Patuhi Aturan Nikah Q Pernikahan di Bawah Umur Masih Marak

METRO BANJAR/DONNY SOPHANDI

PASCA BANJIR - Seorang warga Desa Tambakbaru, Kecamatan Martapura,Kabupaten Banjar, memungut sendal di ruang rumahnya yang berantakan akibat direndam banjir , Minggu (26/1). Pascabanjir beberapa rumah dan fasilitas umum lainnya mengalami kerusakan .

Enam Tarian Hampir Punah BARABAI, BPOST- Sebagian besar tarian tradisional Kabupaten Hulu Sungai Tengah hampir punah, akibat tidak ada generasi muda yang menguasainya. Selain itu, karena terdesak budaya modern yang lebih atraktif. Tokoh budaya dan seniman HST, Masdulhak mengungkapkan, dari beberapa jenis tarian tradisional masyarakat Bumi Murakata, ada enam tarian yang hampir punah. Keenam tarian itu adalah tari Baksa Kembang, Topeng Dalang, Topeng Panji, Topeng Kelana, Topeng Garong dan Topeng Panjak. Sedangkan beberapa ta-

rian lainnya masih lestari meski hanya ditampilkan sesekali dalam upacara adat, atau pesta hajatan masyarakat. Masing-masing tari itu memiliki keunikan gerakan dan fungsi tersendiri. Antara lain untuk menyambut tamu, menghibur orang, atau untuk berpantun. “Gerakan tari umumnya diambil dari kehidupan sehari-hari masyarakat,” kata warga Haruyan itu. Menurut dia, jika tarian tradisional itu punah akan merugikan kebudayaan HST karena masyarakat kehilangan identitas dan sarana untuk menggali akar sejarah. Masdulhak menyarankan

agar pemkab mengupayakan pelestarian dengan mencari pelatih dan penarinya serta menampilkannya dalam setiap kesempatan. Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata, Zain Jailani mengatakan berdasarkan hasil inventarisasi, jelas Zain, punahnya tari tradisional antara lain karena kurangnya minat generasi muda mempelajarinya serta sulitnya mencari guru tari yang ahli dalam seni tersebut. “Kami akan menggelar berbagai kegiatan dalam rangka pelestarian tari-tarian tersebut,” ujar Zain beberapa waktu lalu. (arl)

Berburu Pengemis Sampai ke Gang BANJARBARU, BPOST - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol-PP) Pemko Banjarbaru kini sedang ‘memerangi’ pengemis. Penertiban peminta-minta di Kota Idaman ini menjadi fokus utama. Sejak pagi hingga sore pasukan berbaju coklat itu keliling kota memburu pengemis. “Mereka ada di pasar, di jalan, di perumahan sampai di gang-gang. Kegiatan mereka meresahkan warga,” ujar Kasi Operasional Satpol PP Banjarbaru, Khairani Noor, Senin (26/1). Menurut Khairani, lokasi yang dianggap paling strategis untuk meminta-minta adalah Pasar Bauntung. Pe-

KAOS CALEG RP.4.500 * Bahan Higet Super 90 gram Hub. Grage Production 085284433232

ngemis beroperasi pagi hari, di kala orang ramai berbelanja. Agak siang sedikit, pengemis sudah bubar. “Makanya sebelum pukul setengah tujuh pagi kami sudah berjaga-jaga. Kami intip, begitu mereka berganti baju yang lusuh langsung kami tangkap,’ ujarnya. Pengemis yang berkeliaran di Kota Banjarbaru kata Khairani sebagian besar justru dari luar daerah seperti Kabupaten Banjar dan Banjarmasin. Ini terbukti dari beberapa kali penangkapan pengemisnya adalah warga kedua daerah tersebut. Mereka datang menggunakan angkutan umum de-

ngan pakaian bagus, kemudian berganti baju yang lusuh di dekat pasar setempat agar orang lain iba. Aksi para pengemis ini memunculkan dugaan kuat ada pihak yang mengordinasi. Namun sampai sekarang petugas masih belum bisa juga mengungkap modus tersebut. Selain pengemis, pemintaminta sumbangan tanpa dilengkapi izin dari Pemko Banjarbaru menjadi sasaran Pol PP. Sebagaimana diatur di dalam Perda No 15 Tahun 2001 tentang Kebersihan dan Ketertiban Umum, kegiatan meminta-minta sumbangan harus memiliki izin.(ais)

MARTAPURA, BPOST Nurhayati (20) warga Dusun Bancing Desa Paramasan Bawah Kecamatan Paramasan mengaku sudah lima kali menikah. Sekarang ia memiliki dua anak dari lima kali pernikahannya. Sebagai gadis kampung Nurhayati sudah menikah sejak usia 12 tahun dan sekarang ia berstatus janda. Lima kali bercerai diakuinya karena suami yang dinikahinya tidak serius dan beberapa di antaranya pecandu obat terlarang. “Pernikahan pertama saat usia 12 tahun dan sudah lima kali saya menikah. Perkawinan terakhir juga gagal karena suami saya pecandu obat terlarang,” tuturnya. Tak hanya Nurhayati, puluhan anak bawah umur yang tersebar di sejumlah desa di Kabupaten Banjar juga

nikahan bawah umur khususnya di daerah pedesaan,” ujar Nabrani. Selain menanggulangi pernikahan di bawah umur, Depag bekerjasama dengan pemerintah daerah dapat menjalin komitmen untuk melegalisasikan biaya pernikahan serta pengentasan wajib belajar 9 tahun bagi peserta didik yang berada di pondok pesantren salafiah. Sementara itu di Kabupaten Banjar, masih banyak tempat ibadah dan lembaga pendidikan agama Islam yang belum memiliki sertifikasi tanah wakaf. Sebelumnya sertifikasi tanah wakaf milik KH Syamsul Bahri, Ketua Persatuan Pondok Salafiah telah diberikan secara langsung oleh staf ahli Bupati Bidang pembangunan Ir Achmad Suprapto. (mia)

Warga Kesulitan Bikin KTP Q 39 Ketua RT Masih Mogok Kerja BANJARMASIN, BPOST - Yuliati terpaksa mengurungkan niatnya memperbaharui Kartu Tanda Penduduk (KTP). Padahal sudah dua minggu ini KTP warga RT 39 Kelurahan Landasan Timur itu tidak berlaku. Ini karena hampir seluruh Ketua RT se- Kelurahan Landasan Ulin Timur mogok bekerja sejak awal bulan tadi. Ketua RT 39, Jalan Kenangan Pembatuan tempat Yuliati berdomisili juga ikut melakukan aksi tersebut. “Kami masih belum bisa melayani surat pengantar, karena kami sudah sepakat memegang komitmen bersama,” tegas Ketua RT 39, Paimin. Sejak mogok bekerja oleh 39 Ketua RT di Kelurahan Landasan Ulin Timur itu, pelayanan surat menyurat, seperti pembuatan KTP dan surat izin lainnya terhenti. Sementara puluhan warga yang menginginkan pelayanan cepat. “Sampai sekarang, sudah 50 lebih warga yang tidak dilayani membuat atau mem-

perpanjang masa berlaku KTP. Belum lagi surat izin lainnya,” ujar Ketua Forum RT/RW Kecamatan Landasan Ulin, Saimbran Senin (26/1). Sebagaimana diketahui, aksi para Ketua RT tersebut bermula dari rasa ketidakpuasan dan hilangnya kepercayaan terhadap kepemimpinan Lurah Landasan Ulin Timur, Abdul Majid. Mereka menuntut Walikota Banjarbaru Rudy Resnawan mengganti Abdul Majid. Aksi mogok pun dilakukan dengan cara mengumpulkan seluruh stempel ketua RT ke Ketua Forum RT/RW Landasan Ulin Timur. Sedangkan untuk segala urus-

YAYASAN PENDIDIKAN ISLAM & DAKWAH

UKHUWAH

Jl. BUMI MAS RAYA KOMPLEK BUMI HANDAYANI XII A BANJARMASIN Telp 0511-3266859 Fax 0511-3260343 Contact Person 085231326500 (Syaiful) E-mail : yayasan_ukhuwah@yahoo.com

MENERIMA PENDAFTARAN MURID BARU GEL KE-2 SMP ISLAM TERPADU TAHUN AJARAN 2009 - 2010 Waktu & Tempat

Jl.Teluk Tiram Darat No.20 Rt.11/005 Banjarmasin Persyaratan

Stiker - Kalender - Banner Mug -Pin - Dll

telah menikah. Alasannya tak ada biaya untuk meneruskan sekolah. Karena itu untuk mengurangi pernikahan baw a h u m u r, D e p a r t e m e n Agama Banjar meminta masing-masing Kantor Urusan Agama (KUA) dan Kepala Desa (Pambakal) sebagai petugas berwenang dalam pembuatan surat nikah bisa mematuhi aturan umur pasangan nikah. Kepala Departemen Agama Banjar Drs H Nabrani Abdullah mengatakan dengan mematuhi aturan nikah mengurangi umur pasangan nikah. “Kita akan koordi na s i dengan masing-masing KUA dan pembakal untuk bisa mematuhi aturan umur pasangan nikah. Mengingat masih banyak per-

1 lbr copy akta kelahiran, 2 lbr photo 3 x 4 berwarna, 1 lbr copy kartu keluarga, copy raport SD kls 5 sem. 1-2 dan kls 6 sem. 1

an, prosedurnya menggunakan surat pengantar dari Ketua RT setempat. Tanpa stempel, otomatis pelayanan surat pengantar tidak bisa diberikan. Sebagian warga yang memerlukan pelayanan administrasi dalam waktu segera terpaksa potong kompas langsung ke Kelurahan tanpa surat pengantar.

“Memang itu menyalahi prosedur. Kalau kelurahan mau melayani di luar prosedur silakan. Karena kami masih sepakat pada komitmen untuk tidak bisa melayani surat pengantar sampai ada jawaban dari Pak Walikota,” ujar Ketua Forum RT/RW Landasan Ulin Timur, Tjarsan. (ais)

Tunggu Tim Inspektorat WALIKOTA Banjarbaru Rudy Resnawan mengatakan, hasil pemeriksaan tim inspektorat masih dalam proses. “Sedang diproses tim,” jawab Rudy singkat melalui pesan singkat dikonfirmasi Senin, (26/1). Sebelumnya, saat menerima tuntutan para Ketua RT/ RW, Rudy berjanji menindaklanjuti dengan cepat tanpa menimbulkan kesan sewenang-wenang. Dia mengaku menurunkan tim inspektorat untuk mengumpulkan data yang akan dijadikan dasar mengambil keputusan terkait masalah di Kelurahan Landasan Ulin Timur itu. Rudy juga berjanji menindak tegas lurah setempat jika tudingan warga terbukti dan meminta para ketua RT tetap melayani masyarakat. Namun hingga kemarin para Ketua RT yang tergabung dalam aksi ini tetap mogok kerja.(ais)


SELASA

27 JANUARI 2009 / 30 MUHARAM 1430 H

Banjarmasin Post

19

New Jupiter Z kini tampil makin powerfull dengan grafis baru, bikin kamu tampil makin keren, sporty dan modern. Semua pasti terkesima akan kehebatan dan kelincahan motor Yamaha New Jupiter Z adalah pengembangan dari Jupiter Z yang telah hadir terdahulu dan terkenal dengan kencang dan iritnya. Juga menjuarai berbagai kejuaraan balap di Indonesia dan Asia. Raja baru bebek 4 tak New Jupiter Z ini masih disenjatai dengan AIS (Air Induction System) agar gas buangnya menjadi ramah lingkungan dan lulus uji ambang batas emisi EURO 2. Ada beberapa detail yang baru. Misalnya desain lampu depan Staring Eyes membuatnya mempunyai sorot lampu lebih tajam yang meningkatkan keamanan berkendara di malam hari. Begitu juga LED yang dibenamkan di belakang sebagai lampu rem dan signal semakin membuat New Jupiter Z tampil mewah, gagah dan sporty buat Raja 4 Tak ini.

Tidak hanya itu saja, desain bodi dengan stripping tribal menambah kesan dinamis pada New Jupiter Z ini. Dan iluminasi speedometer membuatnya mudah dibaca pada siang dan malam hari. Menurut Presiden Direktur Yamaha Indonesia, Yoshiteru Takahashi mengatakan selama ini Yamaha tertantang untuk mengembangkan teknologi sepeda motor 4 tak. “Kini kami memiliki produk line-up 4 tak paling lengkap di semua kategori. Ini membuat Yamaha betul-betul menjadi raja baru 4 tak yang sebenarnya,” ujar-

nya, saat peluncuran New Jupiter Z tersebut. Tertarik? Datang ke dealerdealer Yamaha terdekat, cari tahu keunggulannya dan dapatkan produknya. Speedometer The Illuminasi Desain panel modern dan futuristik dengan jarum penunjuk iluminasi yang selalu menyala terang, lebih elegan dan modern. Lampu depan The Staring Eyes Tampilan yang unik dan futuristic dengan dimensi yang lebih

besar, sehingga bias cahaya yang dihasilkan lebih terang dan menambah rasa aman. Striping Baru The Real Tribal Desain grafis lebih ekspresif sehingga kesan yang ditampilkan sangat garang dan gagah berani. Lampu Belakang LED Image Clear Lens Desain lampu yang ramping dan sporty dengan lensa bening yang menyatu dengan lampu sein sehingga tampak kompak dan menawan. adv/har

Semakin Tangguh, Lebih Lincah dan Paling Irit Yamaha Vega ZR di-launching di arena pameran motor di JCC awal Desember lalu. Yang istimewa, selubungnya dibuka Wakil Presiden PT Yamaha Motor Kencana Indonesia Ir Dyonisius Beti, MM, dan satu tamu istimewa dari Spanyol, Jorge Lorenzo, pembalap MotoGP dari tim FiatYamaha yang memang diundang datang ke Jakarta. Karena itu bagi pemilik pertama Vega ZR akan mendapatkan helm khusus yang bertandatangan Jorge Lorenzo yang dinobatkan sebagai pendatang baru terbaik di MotoGP 2008, selama persediaan masih ada. Makanya, buruan miliki motor bebek baru Yamaha ini. Kehadiran Yamaha Vega ZR di Banjarmasin memang belum bisa dilihat langsung. Namun bagi mereka yang berminat, bisa memesannya melalui dealer Yamaha terdekat di kota Anda. Pendatang baru ini konon memiliki spek mesin yang beda banget dari pendahulunya. Namun penampilan dan fitur masih nggak jauh beda. Kita tengok, apa aja senjata si pendatang baru ini. Desain nggak Jauh Beda Yang pertama, tentu mata kita akan tertuju pada desain. Vega ZR ini sekilas sangat mirip pendahulunya, Vega R dan tak mengikuti gaya motor bebek sekarang yang cende-

rung bergaya sport futuristik. Perubahan tampilan bisa dilihat pada desain lampu sein yang menyatu sayap yang belum ada pada Yamaha. Tapi Vega ZR hanya memakai pelang jari-jari. Fitur dan Teknologi Fitur yang baru pada Vega ZR ini adalah dipindahnya kunci jok dari samping ke spatbor belakang. Fungsinya menurut pihak Yamaha adalah untuk memudahkan pengendara ketika membuka jok. Saat parkir di tempat yang sempit dan padat, tangan pengendara bisa lebih mudah menjangkau ke belakang ketimbang ke samping. Selain itu, pindahnya posisi tuas cuk yang biasa berada di stang, pada Vega ZR terletak di karburator. Kali ini tidak ada panel indikator posisi gigi pada speedometer, hanya terdapat lampu penanda posisi gigi netral dan posisi TOP atau posisi gigi empat. Performa Hentakan tenaga di tiap gigi yang terasa halus. Tidak terlalu menyentak

namun cukup bertenaga. Di speedometer gigi satu menyentuh angka 45 km/jam, gigi dua sampai 65 km/ jam. Tiga ada di 85km/jam dan top speed untuk trek sepanjang itu menyentuh angka 105 km/jam lebih sedikit. Akselerasi juga cukup baik. Dari 0 sampai 60 km/jam hanya ditempuh dalam waktu 6,8 detik. Sedang untuk jarak 402 meter ditempuh dengan waktu 22,9 detik. Jadi, cukuplah performa Vega ZR ini buat yang tak terlalu suka ngebut. Konsumsi Bahan Bakar Yamaha Vega ZR ini dengan bobot pengendara sedang (sekitar 65 kg) mampu berlari sejauh 47 km dengan satu liter bensin. Konsumsi bahan bakar tersebut didapat dengan kecepatan tak lebih dari 60km/ jam. Rasa-rasanya, ini cukup irit untuk sebuah bebek.

yang menekuk ke dalam, khas Yamaha, memudahkan pengendalian. Posisi jok yang tidak terlalu tinggi juga terasa ergonomis buat tubuh orang Indonesia rata-rata yang punya tinggi antara 160 sampai 170cm. Saat melibas tikungan dan jalan berkelok, Vega ZR ini tak terlalu liar tapi cukup nyaman pada kecepatan tinggi. Harga Ekonomis Motor baru Yamaha ini dilepas dengan kisaran harga Rp 12 jutaan. Untuk mesin, rangka dan desain bodi yang benar-benar baru serta konsumsi bahan bakar yang cukup irit, harga segitu cukup ekonomis. adv/har

Handling Vega ZR punya sumbu roda dengan panjang 1.235 mm, lebih panjang dari pendahulunya, namun dijamin tetap lincah bermanuver di jalan. Posisi stang

Motor Terbaik 2008 Dan Tetap Jadi Idola Hingga Kini ngan metode penilaian yang dilakukan pada 2006. Kali ini FORWOT mengaplikasi sistem formulasi dari Eropa dan Jepang untuk kegiatan serupa. Eri Haryoko selaku Ketua Umum FORWOT mengharapkan, apa yang mereka lakukan ini setidaknya bisa menjadi gambaran bagi konsumen sepeda motor Tanah Air dalam menentukan pilihan terbaik. Kemenangan yang diberikan kepada PT. Yamaha Motor Kencana Indonesia tahun ini sekaligus melanjutkan prestasi serupa yang diperoleh Yamaha Jupiter MX pada 2006.

Melalui penilaian ketat 17 juri penentu dari Forum Wartawan Otomotif Indonesia (FORWOT), diumumkanlah sepeda motor Yamaha V-Ixion sebagai Indonesia Motorcycle of The Year 2008, setelah mengumpulkan poin tertinggi yaitu 114 poin mengalahkan enam sepeda motor finalis terbaik lainnya. Pengumuman pemenang tersebut dilaksanakan bertepatan ajang Jakarta Motorcycle Show 2008, Jumat (12/12) lalu. Ketujuh finalis ini sebelumnya dipilih oleh 40 Juri Suara (Voters)

dari 70 model sepeda motor yang sedang dijual di Tanah Air. Produk-

produk terbaik tersebut masingmasing mewakili setiap model dan harga. Semua memiliki keunggulan dan keunikan tersendiri. Namun pada akhirnya total poin tertinggi diterima Yamaha V-IXION Format penentuan FORWOT-IMOTY 2008 berbeda de-

Sang Pemenang Sang pemenang yang diperkenalkan Mei 2007 di pasaran Indonesia ini sosoknya sporty, garang, stylish, dan kosmopolit. Mesin besar yang digunakannya yaitu 150 cc takkan membuat Anda berat diongkos, karena hemat bahan bakar. Keunggulan yang ditawarkan motor ini adalah rangka deltabox, forged piston dan radiator menjadikan Yamaha V-Ixion beda dari motor-motor sebelumnya. Hasil tes awal menunjukkan performa mesin di atas motor kelas serupa. Sistem injeksi lebih maju di banding manual. Yamaha V-Ixion hanya butuh 10 detik untuk 200 meter pertama.

Rangka dibuat untuk tahan banting melindungi mesin. Terlebih, dengan sistem baru Engine Sensors Unit (ESU), Yamaha V-Ixion mampu mendeteksi diri sendiri bila terjadi kerusakan mesin dan elektrik. Pengecekan dilakukan selama 5 detik setelah kunci kontak diputar ke ON. Jika lampu indikator FI tidak berkedip berarti sensor dalam kondisi normal, tetapi jika lampu FI Warning Indicator berkedip, berarti ECU mendeteksi adanya gangguan atau kerusakan pada sistem injeksi. Jika terjadi kerusakan pada sistem injeksi, lampu indikator FI akan berkedip-kedip sesuai kerusakan yang ditimbulkan. Sistem ini dapat disebut sebagai sistem “minikomputer” yang ditancapkan ke motor untuk mengetahui motor bila ‘sakit’. ESU didesain anti air, sehingga pada kondisi banjir sekalipun, ESU masih dapat bekerja. Sinyal ESU akan menyala bila ada kerusakan di bagian mesin dan sistem elektrik. Jadi pengendara dapat langsung mengetahui motornya bermasalah tanpa menunggu penyakit menjadi akut. Sip kan?! Supaya nggak penasaran, buruan datang ke dealer Yamaha, liat tongkrongannya dan miliki motor terbaik 2008 ini. adv/har


20

SELASA

OPINI PUBLIK

Banjarmasin Post

TAJUK

Pendidikan Gratis PEMPROV Kalsel akan menggratiskan biaya pendidikan mulai SD hingga SLTA selama lima tahun ke depan. Tujuannya untuk penuntasan program wajib belajar 12 tahun. Alokasi dananya ditanggung pemprov dengan pemerintah kabupaten dan kota. Para bupati dan walikota se Kalsel telah menandatangani kesepakatan itu di hadapan Mendiknas Bambang Sudibyo pada Sosialisasi Kebijakan Pendidikan Gratis Pendidikan Dasar 2009 dan UU Badan Hukum Pendidikan (BHP) di Graha Abdi Persada, Jumat lalu. Pendidikan gratis memang telah digembar-gemborkan pemerintah, namun pada kenyataannya biaya sekolah tetap saja ada dengan bingkai iuran atau sejenisnya. Perlu adanya acuan yang jelas, komponen apa saja yang ditanggung oleh pemerintah, sehingga orangtua murid tidak merasa dibohongi. Berdasarkan PP Nomor 48 Tahun 2008 pasal 2, pendanaan pendidikan menjadi tanggung jawab bersama antara pemerintah, pemerintah daerah dan masyarakat. Pemerintah pusat sudah memberikan dana BOS untuk menggratiskan pendidikan. Bagi sekolah yang ingin meningkatkan mutu pendidikan atau sekolah yang berstandar internasional tentunya memerlukan dana ekstra. Dana BOS yang ada tak mencukupi untuk itu, sehingga dibebankan ke orangtua murid. Dengan demikian, pendidikan gratis tidak dapat dikatakan sepenuhnya gratis karena ada komponen yang harus dibiayai para orangtua murid untuk meningkatkan kualitas pendidikan. Pembiayaan pendidikan oleh pemerintah setidaknya mencakup tiga komponen, yaitu kurikulum, proses, dan fasilitas belajar. Kurikulum yang digunakan harus jelas, sehingga diketahui materi yang akan diajarkan dan besarnya biaya untuk pendidikan. Dengan

demikian, penggunaan dana pendidikan menjadi efisien. Kurikulum yang mencakup puluhan mata pelajaran tentu lebih mahal. Sayangnya, penggunaan kurikulum, seperti Kurikulum Berbasis Kompetensi masih membingungkan. Pembiayaan proses belajar sudah termasuk persiapan keterampilan, kompetensi, kesejahteraan guru dan evaluasi hasil belajar. Peningkatan kualitas dan kesejahteraan guru merupakan kunci dari pelaksanaan wajib belajar yang bermutu. Harus ada acuan yang jelas dalam menentukan model penggratisan pendidikan. Pelaksanaannya pun harus diawasi dari berbagai celah penyalahgunaan. Sekolah yang masih membebani siswa dengan iuran sekolah mendapat sanksi tegas. Mendiknas menyebutkan, pemerintah tahun ini menaikkan bantuan operasional sekolah (BOS) yang besarnya cukup signifikan. BOS SD di kota menjadi Rp 400 ribu dan kabupaten Rp 397 ribu. Sedangkan SMP di kota Rp 575 ribu dan kabupaten Rp 570 ribu. Kesejahteraan guru PNS juga ditingkatkan sejak Januari 2009. Makanya semua SD dan SMP negeri harus membebaskan siswa dari biaya operasional sekolah. Kecuali sekolah berstandar internasional (SBI) dan rencana sekolah berstandar internasional (RSBI). Tidak ada lagi guru yang meninggalkan kewajibannya pada jam pelajaran demi mencari tambahan, kesejahteraannya diperhatikan pemerintah. Gaji dinaikkan, ditambah dengan tunjangan yang nilainya tak sedikit. Para pengambil kebijakan harus menyadari bahwa pendidikan itu bukan soal ekonomi, tapi investasi. Kita semua tentunya sepakat ingin menjadikan generasi penerus yang terdidik dan cerdas, sehingga bangsa ini maju, sejajar dengan bangsa lain.

SUARA REKAN Senin, 26 Januari 2009

Peraturan Rumah Ibadah GUBERNUR Irwandi Yusuf meminta masyarakat Aceh supaya jangan salah mengartikan isi Peraturan Gubernur (Pergub) Aceh, Nomor 25 Tahun 2007 tentang Pedoman Pendirian Rumah Ibadah, yang kini menimbulkan beragam reaksi di tengah masyarakat. Pergub itu harus dipahami secara utuh, jangan sepotong-sepotong. Pergub itu merupakan tindak lanjut dari Peraturan Bersama Menteri Agama (Menag) dan Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Nomor 9 dan 8 Tahun 2006 tentang Pedoman Pelaksanaan Tugas Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah dalam Pemeliharaan Kerukunan Umat Beragama, Pemberdayaan Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) dan Pendirian Rumah Ibadah. Dengan adanya SKB Menag dan Mendagri, yang kemudian keluar pergub sebagai petunjuk teknisnya, tidaklah berarti mendirikan rumah ibadah bagi warga nonmuslim di Aceh gampang. Sebab, Pergub yang kita keluarkan itu, dengan amat jelas mensyaratkan secara ketat aturan dan tata cara pendirian rumah ibadah di Aceh. Dengan adanya Pergub itu, maka rumah ibadah seperti gereja dan lainnya tak dapat dibangun sembarangan tanpa melewati ketentuan dan izin resmi. Pergub itu penting bagi pemerintah dan rakyat Aceh untuk mengerem pembangunan rumah ibadat warga nonmuslim di wilayah Aceh. Pergub yang ditandatangani 19 Juli 2007 itu menimbulkan reaksi, menurut Irwandi bukan dipicu masalah keagamaan, tapi lebih bernuansa politis. Terlebih, menjelang pemilu April mendatang. Agar kita tak salah memahami masalah itu, mari kita lihat ketentuan umum pendirian rumah menurut SKB Menag dan Mendagri.

Syarat khusus pendirian rumah ibadah berdasar Peraturan Bersama Menag dan Mendagri, daftar nama dan KTP pengguna rumah ibadah minimal 90 orang disahkan pejabat setempat, dukungan masyarakat setempat minimal 60 orang yang disahkan lurah/geuchik setempat, rekomendasi tertulis kakandepag kab/kota, dan rekomendasi tertulis FKUB kab/ kota. Lalu, secara khusus ditindaklanjuti melalui pergub. Syarat khusus yang harus dipenuhi, daftar nama dan KTP pengguna rumah ibadah minimal 150 orang disahkan pejabat setempat, dukungan masyarakat setempat minimal 120 orang yang disahkan lurah/geuchik setempat, rekomendasi tertulis camat, KUA setempat, rekomendasi tertulis kakandepag kab/kota, dan rekomendasi tertulis FKUB kab/kota. Sebagai bahan pemahaman kita semua, tentu sudah cukup jelas. Tapi, jika kemudian masih ada sisi lemah, harus disikapi secara bijak. Sebab, bagaimanapun sesuatu yang menyangkut urusan publik harus hari-hati. Apalagi, bagi kita di Aceh ada hal penting yang harus kita selamatkan, yakni perdamaian. Oleh sebab itu, apapun reaksi kita semua atas sikap/kebijakan pemerintah atau aksi siapapun yang kurang berkenan, apalagi yang menyangkut suku, agama, ras (SARA), harus dipelajari secara matang dan dilakukan secara hati-hati. Yang kita harapkan, dinamika demokrasi tetap berjalan, tapi perdamaian tidak boleh terganggu. Makanya, pemerintah harus menanggapi secara hati-hati setiap respon masyarakat atas kebijakannya. Antara lain memberi klarifikasi sejelas-jelasnya, sehingga publik tahu duduk persoalan yang sebenarnya.

Berlomba Menjadi yang Terbaik HINGAR bingar pesta demokrasi tidak lama lagi menghampiri kita. Para kawula muda tak terkecuali yang sudah berumur dari berbagai kalangan dan status, berlomba merebut hati rakyat. Merebut harapan, merealisasi keinginan untuk menjadi figur yang terhormat di panggung legislatif, menjadi anggota dewan yang terhormat. emang pantas disebut demikian, karena mereka sebagai ‘penyambung lidah rakyat’. Keinginan luhur yang terpancar dari lubuk hati anakanak bangsa itu sebenarnya salah satu bentuk implementasi dalam berdemokrasi. Membawa mereka untuk diuji keandalannya, kapabilitasnya, keampuhannya dalam memperjuangkan kemauan rakyat yang mereka wakili. Mereka harus memberi sumbangsih melalui peran utama dalam khazanah bertatanegara. Di mana rakyatnya memiliki multikultur dan multikepercayaan. Aroma persaingan para kandidat makin jelas terasa. “Calegnya bungas-bungas ya Pah.” Aku hanya tersenyum mendengar komentar anakku ketika kami melintas di sebuah persimpangan jalan. Itulah sebuah figurasi yang dibingkai menjadi pemandangan yang menarik. Siapapun yang lewat rasanya masygul kalau tidak menatap, tatkala baliho berbagai bentuk ukuran dan warna menantang di jalan-jalan protokol. Bahkan tidak kepalang tanggung, dalam ukuran maksimal yang pasti tidak sedikit uang untuk membikinnya. Paras caleg yang rata rata bungas tersebut tidak sedikit berpenampilan modis, bak peraga siap bergaya di atas catwalk demokrasi. Makin asyik untuk menatapnya,

M

: PT Grafika Wangi Kalimantan : SK Menpen No. 004/SK/MENPEN/ SIUPP/A.7/1985 tgl 24 Oktober 1985 Sejak Tanggal : 2 Agustus 1971 Direktur Utama : Herman Darmo Penerbit SIUPP

Pemimpin Redaksi/ Wakil Pemimpin Umum: (PJ) Yusran Pare Redaktur Pelaksana: Harry Prihanto, Dwie Sudarlan Sekretaris Redaksi: Umi Sriwahyuni Manajer Produksi: Agus Rumpoko Wakil Manajer Produksi: Muhammad Yamani Koordinator Liputan: Dade Samsul Rais Staf Redaksi: M Iqbal Raziffuddin, Noor Dachliyanie Adul, Sudarti, Didik Triomarsidi, Halmien Thaha, Ernawati, Yenny Yanuarita, Kaspul Anwar, Ribut Raharjo, Fikria Hidayat, Mulyadi Danu Saputra, M Royan Naimi, Hanani, Burhani Yunus, Sigit Rahmawan Abadi, Anjar Wulandari, Anita Kusuma Wardhani, Urif Suhar Yanto, Ratino Taufik, Moh Choiruman Biro/Perwakilan: Banjarbaru/Martapura: Syamsuddin (Kepala Biro), Herlina Lasmianti, Aries Mardiono Barabai: Khairil Rahim Tanjung: Mahdan Basuki, Pelaihari: Idda Royani, Marabahan: Ahmad Riduan, Palangka Raya: Noorjani Aseran (Kepala Biro), Sutransyah, Faturrahman Kuala Kapuas: Mustain Khaitami Jakarta: Uki M Kurdi (Kepala Biro), Domuara Ambarita (Waka Biro), Murdjani, Antonius Bramantoro, Budi Prasetyo, Zulfikar W Eda, FX Ismanto, Heroe Baskoro, Johnson Simanjuntak, Rahmat Hidayat, Yulis Sulistyawan, Choirul Ariffin, Hendra Gunawan. Ilustrator/Karikaturis: Ivanda Ramadhani.

e-mail : redaksi@banjarmasinpost.co.id Pemimpin Umum : HG Rusdi Effendi AR Pendiri : Drs H J Djok Mentaya (1939-1994) Drs H Yustan Aziddin (1933-1995) HG Rusdi Effendi AR

Pemimpin Perusahaan: A Wahyu Indriyanta, Wakil Pemimpin Perusahaan/Bagian Promosi: M Fachmy Noor, Bagian PSDM/Umum: Tapriji, Bagian Iklan: Fahmi Setiadi (08115003012), Bagian Sirkulasi: Suharyanto (08115000117). Alamat Redaksi/Iklan/Sirkulasi: Gedung HJ Djok Mentaya, Jl AS Musyaffa No 16 Banjarmasin 70111, Telepon (0511) 3354370 (hunting), Fax 4366123, 3353266, 3366303 Bagian Iklan: (ext. 113, 114), Bagian Sirkulasi: (ext. 116, 117) Hotline Langganan: (0511) 3352050 Biro Jakarta-Persda: Redaksi, Jl Pal Merah Selatan No 12 Lantai II Jakarta 10270, Telp (021) 5483008, 5480888 dan 5490666 Fax (021) 5495360, Iklan/ Sirkulasi: Telp (021) 5483008, 5480008, Fax (021) 53696583 Perwakilan Surabaya: Jl Raya Gubeng No 98 Surabaya, Telp/Fax (031) 5021779, Biro Banjarbaru: Jl Wijaya Kusuma No 11 Telp (0511) 4780356, Biro Palangka Raya: Jl Tjilik Riwut Km.2,5 Palangka Raya, Telp (0536) 3242361 Tarif Iklan: zDisplay Umum: Hitam Putih (BW): Rp 17.500/mmk Berwarna (FC): Rp 35.000/mmk zDisplay Halaman 1: Hitam Putih (BW): Rp 35.000/ mmk Berwarna (FC): Rp 70.000/mmk zIklan kolom/Duka Cita: Hitam Putih (BW): Rp 10.000/ mmk Berwarna (FC): Rp 20.000/mmk zIklan Baris: Rp 10.000/baris Catatan: Harga belum termasuk PPN 10%. Harga Langganan: Rp 75.000/bln Percetakan: Alma Mater Press Offset Alamat: Lianganggang Km 21 Landasan Ulin Selatan Banjarbaru. Telepon (0511) 4705900-01 isi di luar tanggungjawab percetakan.

WARTAWAN “BANJARMASIN POST GROUP” SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER.

Oleh : M Dimiansyah apalagi atribut mereka terpatri dengan warna partai yang diusungnya. Kontras memang, jika dibanding dengan pemilu beberapa tahun silam. Inikah pertanda makin kerasnya persaingan for become a candidate? Andalah yang berhak menilainya. Kita kagum pada ikhtiar mereka yang masih belia. Kekagumanku beralasan karena dari sekian banyak kandidat legislatif itu, berani bertarung dalam bingkai kedewasaan sembari menyuguhkan suatu kehebatan, keuletan dan kegigihan menawarkan yang terbaik buat bangsa dan negara. Meskipun sebagian partai yang dia usung masih tergolong gurem alias baru. Kita yakin, di negara berpenduduk terbesar di ASEAN ini mereka sanggup show

of force melakukan itu demi rakyat yang diwakilinya. Keikhlasan mereka turut dipertaruhkan untuk menghadirkan figur yang mereka yakini dapat meluluhkan hati pemilih yang pada akhirnya meraup banyak suara. Melihat perjuangan yang dirintis sejak mendaftar di Komisi Pemilihan Umum (KPU) dengan puluhan macam persyaratan ‘yang dinilai cukup ketat, namun toh masih terdengar juga upaya segelintir orang memaksakan kehendak karena lingkungan dimana dia berdomisili tahu persis siapa dia sebenarnya, bagaimana kecerdasannya dan bagaimana latar belakang edukasinya. Ketidakjujuran terhadap diri sendiri menyangkut persyaratan yang harus dipenuhi seorang calon tidaklah enteng. Apakah tidak lebih baik kita berpikir bahwa suatu saat nanti ketidakjujuran pasti menyeruak ke permukaan yang berakibat fatal bagi kedudukannya di kemudian hari. Bukan maksud saya mengaccuse kekurangan kandidat, tetapi lebih pada memperbaiki kualitas diri dengan mengekspos secara transparan apa kemampuan dan kapabilitas yang dimiliki untuk diberikan kepada bangsa melalui peran sebagai wakil rakyat. Kita dengan senang hati mendukung upaya Komisi Pemilihan Umum yang tidak kenal lelah membenahi regulasi, khususnya persyaratan ketat yang tidak ada tawar menawar bagi seorang caleg. Dengan demikian, di kemudian hari tidak ada lagi imej bahwa eksistensi seseorang di lembaga legislatif karena keterkaitan atau lantaran jasa handai tolannya yang sudah dikenal oleh masyarakat di banua. Meski tidak bisa dipungkiri bahwa di alam demokrasi seperti sekarang selalu saja ada inovasi segar yang acap-

Kita sering menyaksikan bagaimana bobroknya kebiasaan anggota dewan yang begitu mudah terpancing dan berkolaborasi dengan ketidakjujuran

kali membawa kita ke arah perbaikan fungsi. Sebuah lembaga di dalam suatu negara. Kita sudah terlalu sering menyaksikan bagaimana bobroknya kebiasaan seorang anggota dewan yang begitu mudah terpancing dan berkolaborasi dengan ketidakjujuran. Hanya dengan kompensasi setumpuk uang, mereka rela mengorbankan kepentingan rakyat banyak yang dulu memilihnya dengan tulus. Masyarakat kita makin dewasa dan kritis. Tidak mudah diajak untuk melakukan hal-hal yang bersifat tidak normatif dan menjauhi norma-norma kepatutan yang makin lama makin tinggi nilainya. Siapa yang pandai memaksimalkan kelebihannya, barangkali dialah yang lebih beruntung. Mari kita lihat perjuangan sahabat-sahabat kita itu kelak. Akankah memiliki ritme yang sama dengan pendahulunya, ataukah membawa aura baru yang sangat jauh berbeda dan tentunya itulah yang kita dambakan. * Mahasiswa MM Unlam

Tulisan Opini bisa dikirim ke email: redaksi@banjarmasinpost.co.id (Maksimal 5.000 karakter tanpa spasi). Sertakan nama, alamat lengkap, nomor telepon, nomor rekening dan fotokopi (KTP). Opini yang terbit akan kami berikan imbalan ke nomor rekening penulis. Terima kasih.

MEREKA BICARA

Tingkatkan Kesadaran

Aditiya Rina Aulia Homepage: http//www.banjarmasinpost.co.id

27 JANUARI 2009 / 30 MUHARAM 1430 H

Mahasiswi Fakultas Ekonomi Unlam

DARI tahun ke tahun Banjarmasin terus berbenah. Fasilitas pun diupayakan oleh Pemko Banjarmasin agar masyarakat dapat menikmatinya.

Namun sangat disayangkan, kesadaran masyarakat untuk menjaga dan memelihara fasilitas yang disediakan pemerintah masih kurang. Hal itulah yang menjadi kendala utama menata kota tercinta menjadi lebih bungas. Meski pemko mempunyai segudang rencana untuk menjadikan Banjarmasin lebih bungas dan indah, tanpa dukungan masyarakat tidak akan berhasil. Contohnya Siring Martapura di seberang Masjid Raya Sabilal Muhtadin. Sekarang

kondisinya tak sebagus ketika diresmikan. Lampu hias yang dipasang untuk menambah keindahan kota di malam hari raib entah ke mana. Untuk itu, peran serta masyarakat khususnya dalam menjaga dan memelihara fasilitas yang ada sangat diperlukan. Di sisi lain, pemko juga jangan bertindak sendiri. Dalam menata kota perlu kerja sama dengan masyarakat agar tidak ada pihak yang merasa dirugikan. Misalnya dalam hal penggusuran permukiman penduduk ataupun lahan pekerjaan

penduduk. Pemko harus mencari solusi yang dapat diterima semua pihak, terutama yang menjadi korban. Carikan lahan pengganti agar mereka tidak kehilangan penghasilan. Dalam merealisasikan rencana penataan kota, pemko juga harus memikirkan dampak yang akan dirasakan masyarakat. Masyarakat jangan dijadikan objek, tetapi dilibatkan sehingga memiliki rasa memiliki. email : tiya_aulia@yahoo.co.id

Lebih Dekat Menatap Banjarmasin Itu terlihat jelas dari KOTA Banjarmasin oleh: kebiasaan pembangunan memiliki permasalahan yang sangat kompleks. M Lukman Hakim dengan sistem proyek yang sekali habis. Tidak Mulai dari ada pengelolaan seperti meningkatnya pencari pemeliharaan dan pengawasan. Dan kerja, biaya sekolah yang mahal, celakanya, sistem proyek ini berbiaya kesehatan tidak terjangkau, langsung tanpa dukungan warga lalu lintas macet, lingkungan tidak sekitar, sehingga menimbulkan kondusif dan pelbagai bentuk lingkungan yang kurang kondusif. tindakan premanisme. Kita menyadari, paradigma Jauh panggang daripada api kalau pembangunan tersebut bersifat top mengharapkan Kota Banjarmasin down dan kurang berpihak pada sebagai kota lima dimensi. Yakni kota masyarakat. Penataan atau lebih pemerintahan, perdagangan, khusus pengelolaan Kota industri, pelabuhan dan pariwisata. Banjarmasin ke depan harus mePenataan berbeda dengan libatkan peran serta masyarakat pengelolaan. (bottom up). Lebih banyak Seperti kita ketahui, Banjarmasin memberikan manfaat pada secara geografis berada di bawah masyarakat untuk meningkatkan permukaan laut, sehingga biaya kesejahteraan. pembangunan fisik lebih mahal Untuk itu, pemerintah harus dibanding daerah lain yang berupa mengetahui dan memahami akar daratan.

permasalahan kemudian membuat solusinya. Jangan berhenti pada penataan kota saja, hendaknya berkelanjutan. Permasalahan boleh satu tetapi solusi harus seribu satu. Toh, kita masih punya potensi pendukung, seperti banyaknya perguruan tinggi dan LSM yang membantu tugas pemerintahan, jumlah penduduk yang agamis dan memadai serta masih tertanamnya semangat tradisi kayuh baimbai, gawi sabumi, tuntung pandang serta waja sampai kaputing yang dapat menjadi faktor penggerak yang luar biasa dalam proses pembangunan Kota Banjarmasin. Pembangunan bukan hanya berupa fisik saja, tapi yang lebih penting membangun jiwa masyarakat Banjar. * Seorang peserta CPNS

SAATNYA ANDA BICARA MULAI edisi 1 Desember 2008, BPost memberi ruang bagi siapa saja untuk memberi komentar mengenai suatu masalah. Permasalahan untuk minggu ini Penataan Kota Banjarmasin, dan minggu depan tentang Penurunan Suku Bunga Perbankan. Sampaikan komentar Anda maksimal 500 karakter secara santun ke redaksi@banjarmasinpost.co.id, disertai salinan kartu identitas diri dan foto. Komentar terbaik untuk tiap minggunya, mendapat kenang-kenangan manis dari BPost. Jadi, saatnya Anda bicara demi kebaikan bersama.


SELASA

27 JANUARI 2009 /30 MUHARAM 1430 H

LAYANAN PUBLIK

Diberhentikan

PEMBACA setia BPost, silakan sampaikan keluhan, saran dan kritik Anda terhadap public service atau masalah pembangunan di banua kita, secara singkat, cerdas dan santun melalui SMS ke nomor (0511) 7445000. Caranya: Ketik HOT <spasi> (isi SMS Anda)

Tolong Diperjelas YTH. Bapak Dinas Perhubungan Banjarmasin. Tolong pang diperjelas larangan truk masuk kota untuk truk kecil (ban empat). Apa termasuk yang dilarang atau tidak, trims. (085821034xxx)

Baiki Jalan YTH. Bapak Wali Kota Banjarmasin. Tolong baikiakan jalanan di Sungai Andai dalam pak lah, hancur banar sudah jalannya pak ae. Ngalih handak ke sekolah wan begawi. (081952938xxx)

Karyawati Berdiri HARI gini angkut buruh (karyawati, berdiri lagi) dalam bak truk, di perkotaan lagi (gambar di BPost, 14 januari 2009). Kepada Disnaker terkait mohon dikoreksi, agar pengusaha lebih manusiawi dan perhatikan keselamatan kerja, kasihan mereka. (081348540xxx)

Jangan Dipotong IURAN PGRI Kota Banjarmasin naik dari Rp 1.000 menjadi Rp 2.000, belum termasuk kalau ada yang sakit atau opname, meninggal. Selama ini uang iuran tersebut tidak ada pertanggung jawabannya. Kepada Kepala Dinas Pendidikan Kota Banjarmasin, gaji guru jangan atau tidak boleh dipotong langsung oleh PGRI. Ini sesuai dengan peraturan Menpan. (08152123xxx)

Cuma Wacana? BPOST, 13 januari 2009 : Saya minta lurah dan camat jangan membiarkan bangunan di bantaran sungai (Yudi Wahyuni, Wali Kota Banjarmasin). Kada cuma wacana kalu wal? Sarging di bantaran sungai batambah tarus. Apa tindakan Camat Banjarmasin Barat nang hanyar? (08562014xxx)

Tarif Lawas TOLONG pang diperhatikan tarif angkutan kota Banjarmasin. Kenapa masih ja pakai tarif lawas, maka BBM sudah turun? Tolong pang tarif diturunkan dan disesuaikan. (085248450xxx)

Sudah Demo BARU macet satu jam sudah demo. Kami ini (penumpang umum colt L300 dan sopir) sebelum ada perubahan jam jalan truk batu bara, sudah biasa macet 10 kilometer atau lebih dua jam, tak pernah protes, walaupun di dalam mobil panas dan haus sekali. Jar para sopir L300, “Serba salah pak, mereka bacari jua, walaupun kami rugi waktu pulang telat dan BBM nambah jua, kaya inilah adanya, kecuali ada jalan khusus batu bara.” Inilah sikap arif yang ditunjukan para sopir colt L300. Kenapa demikian beda, silakan dikaji psikolog, pasti ada yang tak sesuai di lingkungan kerja mereka. Contoh jumlah truk batu bara tak sebanding dengan kapasitas jalan, membuat stres dan kemacetan. (081348540xxx)

HULU SUNGAI TENGAH Pak Bupati Yth. Tolong para Pembakal di Batang Alai Timur yang terlibat kasus Raskin supaya diberhentikan, supaya jangan ada lagi korupsi di wilayah kami. (085249028xxx)

Nyalakan Lampu BANJAR - Yth. Kadis Tata Kota Banjar. Tolong pang nyalakan lampu jalanan yang ada di Desa Tambak Anyar, sebab di situ jalan umum jua pang, kada ampun bubuhan kami aja pang lah, terima kasih. (081349690xxx)

Rusak Parah TAPIN - Kepada Yth. Bapak-bapak anggota DPRD Tapin. Kami laporkan bahwa jalan perdesaan ruas Sei Salai Hilir - Keladan, Kec. Candi Laras Utara rusak parah, akibat air pasang. Sehubungan dengan hal tersebut, kami minta jalan di situ untuk segera di perbaiki (diaspal) TA. 2009. Terima kasih atas perhatian bapak-bapak. (081349451xxx)

Hancur Lagi

Sakahandaknya

PAK Kapolda, tolong tertibkan para preman jalanan yang selalu meminta uang secara paksa pada sopir batu bara yang nominalnya telah mereka tentukan bervariasi dari Rp 5.000 hingga Rp 15.000 di jalan perusahan PT Pama, kawasan Pantai Cabe hingga stockpile yang jumlahnya puluhan tempat. Aparat setempat seolah tutup mata terhadap aksi pemalakan terhadap kami, para sopir batu bara. Jelasjelas mereka ada dan melihat. Kenapa aparat hanya diam terhadap preman tersebut. (085750648xxx) Tanggapan: TERIMA kasih atas kritik dan saran yang diberikan kepada kami. Polres Tapin telah melaksanakan operasi premanisme dengan hasil pada bulan November 2008 mengamankan dua preman membawa sajam, dua preman mabuk, dan 29 preman jaga portal. Pada Desember 2008 mengamankan dua preman membawa sajam. Demikian tanggapan dari kami. AKP Andri Koko Prabowo SIK Kasat Reskrim Res Tapin

Dana Dipotong BATOLA - Pak Bupati Batola. Apakah dalam pelantikan BPD dulu itu Pemda menggunakan dana desa? Karena menurut pihak Kec. Tabukan dana desa dipotong Rp 500.000 per desa untuk pelantikan anggota BPD di kabupaten pada 2008 lalu. Kenapa sampai kini SK BPD itu tidak bapak terbitkan, padahal kami sudah lama dilantik. (081251239xxx) Tanggapan: PERLU diketahui bersama, pada kegiatan pemilihan kepala desa maupun BPD yang dipusatkan pada tiga wilayah pada 2008 tersebut, hal itu atau kegiatam itu masuk dalam ADD Desa yang setiap tahunnya total Rp 50 juta. Untuk kegiatan pemilihan kepala desa hingga pelantikan Rp 1 juta sedangkan BPD Rp 500 ribu. Pada saat transisi dari pemerintahan ke Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa, dananya belum keluar, hingga semua dana atau anggaran untuk kegiatan pemilihan kepala desa maupun BPD hingga ke pelantikan ditanggulangi sementara oleh camat. Jadi tidak ada pemotongan, namun itu sudah merupakan salah satu penggunaan dari kegiatan tersebut di ADD. Sedangkan masalah SK BPD sudah lama diterbitkan, setelah pelantikan dan bisa diambil langsung di Pemkab Batola. Terima kasih atas perhatiannya. Akhmad Wahyuni SSos Kabag Humas Pemkab Batola

Sangat Menderita TAPIN - Kami warga Nes 15 Tatakan, Tapin Selatan, Tambarangan, sangat menderita akibat pengusaha batu bara. Jalan rusak, rumah penduduk kena debunya, air tercemar akibat limbahnya. Pemerintah daerah dan pengusahanya sangat serakah. Bila kami demo, diturunkan polisi bersenjata untuk mengusir kami. (081349662xxx)

PAK Wali Yth, di Belitung Darat, Gang Abadi RT 17 rumah-rumahnya dibangun di atas sungai, maka orang beduit tapi sakahandaknya, banjir tarus jadinya. Tolong bongkar pak ai, RT-nya kada wani. (081348958xxx)

Preman Jalan

21

Banjarmasin Post

DOK

Rudy Resnawan

Bikin Tim

BANJARBARU - Yth. Wali Kota Banjarbaru, mohon jalan yang baru diperbaiki, lalu sebagian hancur lagi di Jalan Bina Murni RT 4 RW 2 Loktabat Utara agar minta tanggung jawab pemborong. Sayangi uang rakyat. (05117157xxx)

Banyak Tidur

BUAT Pak Kapolda, kami heran dengan cara kerja anak buah bapak yang ada di Polsek Banjarmasin Barat. Masalah laporan tentang pengedar Narkoba yang bertempat tinggal di seberang Polsek tersebut. Di Gang Alqadar, berinisial YN. Kami sudah melaporkanya berulang-ulang tentang itu, namun belum ada aksi. Kalau bapak tidak percaya, coba saja bikin tim untuk mengawasi orang itu setiap saat. Kami tunggu hasilnya?

(085248157xxx)

Luar Wilayah PAK Kapolres HSS, tolong tegur anak buah sampean. Masa razia masuk sampai ke wilayah hukum Rantau (Tapin), kalau sampai bermasalah, kan bapak juga nanti yang malu. (08164567xxx)

YTH. Pak Kapolda, polantas yang bertugas di Pospol di Km. 94 Pulau Pinang banyak tidur. Masa yang jaga di lintasan batu bara para preman? Kami pengguna jalan umum dinomorduakan. Banyak amplop nyakah pak? (081349659xxx)

Bersedia Bayar PAK Kapolda Yth. Kenapa kami para bintara, ketika anak atau istri sakit dan rawat inap di RS Bhayangkara tidak bisa memilih ruangan yang kami mau? Padahal kami bersedia bayar. Kami ditempatkan di bangsal, walaupun gratis, tapi pelayanannya sangat mengecewakan. (081348337xxx)

Tak Memilih TANAH LAUT - Yth. Para Pimpinan dan semua anggota DPRD Kab. Tanah Laut. Saya sebagai warga masyarakat Tala sekarang ini sangat sedih dan prihatin atas olah sebagian besar anggota DPRD Tala. Karena mereka pada waktu awal duduk hanya untuk kepentingan pribadi, bukan untuk melaksanakan amanat sebagai wakil rakyat dan sebagai anggota legeslatif. Tidak cukup dibekali ilmu dan wawasan terhadap tugas dan fungsinya DPRD. sehingga pada waktu menjalankan tugasnya selama ini hanya bisa datang, duduk, diam, dengar dan duit saja. Jadi untuk mereka yang sudah menjadi caleg periode yang akan datang, jelas saya tidak akan memilihnya lagi. (081349344xxx)

Periksa Ijazah TANAH BUMBU - Kepada Yth. Seluruh anggota DPRD Tanbu (Komisi 1) dan Yth. Bapak Bupati Tanbu. Saya mohon dan meminta kepada Bapak untuk memeriksa kembali berkas pjs untuk Kades Gunung Besar, karena ijazah yang diajukan diduga palsu dan mencabut SK-nya. (081348668xxx)

Buka Aib TANAH LAUT - Kepada guru SMPN 2 Pelaihari. Apa dibenarkan seorang guru membuka aib muridnya (nilai rendah) kepada teman-temannya? Apakah ini yang dinamakan motivasi seorang guru. Perlu kami ingatkan keberhasilan guru dinilai dari keberhasilan siswa. Tolong jangan membuat siswa jadi prustasi. (081251176xxx)

Tolong Diperbaiki HULU SUNGAI UTARA - Kepada Dinas PU Kab. HSU, berhubung jalan banyak yang berlobang, tolong diperbaiki. Paling tidak ditambal dengan pasir campur batu. (085284835xxx)

Masih Banjir HULU SUNGAI TENGAH - Kepada Bapak Bupati HST, nggak usah takabur kepada orang, karena baru kemarin bapak menyampaikan bahwa mau bebas banjir belajar ke Barabai. Nyatanya di Barabai masih banjir, jangan hanya ngomong atau terima laporan saja, tapi turun ke lapangan. (081349327xxx) 100% Natural, Tanpa Efek Samping

FATLOSS PENGHANCUR LEMAK

Cukup 1 Pak Fatloss langsung terbukti turun berat badan 7-10Kg, dalam waktu relatif singkat. BUKTIKAN...!!! isi 30 capsul untuk 30 hari, baik pria/wanita.

PEMUTIH WAJAH & BADAN Cream + Sabun pemutih menghaluskan, hilangkan jerawat & flek hitam di wajah 1 minggu dijamin putih (aman, permanen).

PENINGGI BADAN SUPER

Perlu

DANA DANA TUNAI TUNAI

"JAMINAN CUKUP BPKB MOBIL/MOTOR" DAPATKAN DISCOUNT 10RB/BLN & BONUS 100RB

PROSES 1 JA

M

Dicari Agen Dana Tunai

Hubungi :

PT. KRESNA REKSA FINANCE

Banjarmasin : Jl. A. Yani Km. 4,7 No. 435 A-B Telp. (0511) 3253844-3253944-7321173/7321174 Banjarbaru : Jl. A. Yani Simp. Empat Banjarbaru Telp. (0511) 7514171, 4782423 Barabai : Jl. Ir. PM. Noor (Dpn Plaza Murakata) Telp. (0517) 5500551, 44118 P. Raya : Jl. A.Yani No.07(dpn SPBU Psr Citra Raya) 0536-3242618

Capsul USA terbukti meninggalkan badan dengan cepat 2-3 minggu tambah 6-10 cm, PASTIAMAN...!!! PATEN...!!!

PENGGEMUK BADAN SUPER Capsul asli Ramuan China telah ampuh untuk menggemukkan badan dengan cepat 1-2 minggu tambah 6-8 Kg. PASTI..!!

SPESIALIS AMBEIEN SUPER Ramuan asli Shinshe menyembuhkan wasir / ambeien, cukup dalam waktu 5 hari sembuh sampai ke akar2nya. PATEN...!!! TANPA EFEK SAMPING...!!! Hub.

A’CAI

C O S M E T I K

(0511) 3360068 (0511) 7714970 08134 884 8089

Jl Sulawesi No.12 Rt.17 Bjm (± 30m dari Lampu Merah Pasar Lama. Arah Sultan Adam)

ANTAR GRATIS BJM, BJB dan MARTAPURA


22

SELASA

Banjarmasin Post

27 JANUARI 2009 / 30 MUHARAM 1430 H

KOINPRO


SELASA

27 JANUARI 2009 / 30 MUHARAM 1430 H

Banjarmasin Post

23

BANJARMASIN

DIKONTRAKKAN

DIJUAL MOBIL

KOMPUTER

HANDPHONE

JASA

KURSUS

LOWONGAN

Ruko Jl.K.Tangi & KP.Melayu rmh plus isinya. Jl.Cempaka Besar & Gatot S. Hub. 61437090-081349764973.

Kuda GLS Diesel 00. Hijau Met 82jt. Hnd Genio ‘92 Merah 55jt Jimny ‘88 Htm 30jt. Hnd Jazz Vtech ‘07 Taft Ind 4x4 ‘01 105jt 7416023.

Data hilang/terdelete,Win anti rusak, s e r v i c e, g a m e, p r o g ra m , we b s i t e, desain,dll.JOGOROGOCOM. (0511) 7190723. 24 jam.

7335555,7340000,7146000,6177000,6279000, 7145999,5888,6203456,6206206,6235235, Simp081251055555,68888,28888, 398888, 349999,329999,280000, 310000, 240000, 1050000,334567 Hub 085251687878

Spesial hanya 1 mgg Rebonding Rambut (pjg/pendek) Rp 125.000,TILAS Salon Jl.Kamp.Melayu No.91B Bjm.

Belajar Bhs.Korea utk kerja resmi di Korea. Gaji UMR Rp 8jt/bln. L/P min. SLTP usia 18-39th. 4772690/0815 9182787.

Dicari 20 org utk dilatih Kursus Mekanik Spd.Mtr dijamin bisa & krj. SENTRAL TEKNIK 7484750. 828126

Dcr.lls SLTA/D3/S1 u/ dididik mjd Guru Play Grop/TK dibantu cari kerja u/wil.Bjm,Bjb,Mtp 4780875 Bjb. 900283

Dcr. Sls Marketing Spd.Mtr Honda . Lmrndiantar lsg ke MANGGALA MOTOR Jl.A.YaniKm.8 No.88 3265676 Bjm. 911459

Dcr. Salesman min.SMA SIM C umur max.30th. Krm ke PT.Intiboga Mandiri Jl.Psr.Baru 87 Bjm. 911448

Dcr.Wnt Perawat (Akper),Beautician (Kecantikan),Accounting & ADM. Krm lmrn & telp yg bs dihub ke PO.BOX 620 BJM. 911493

Dibthkan Asisten Apoteker (AA) diutmkn Wnt blm mnkh,menguasai Komp MS Word/Excel,Slsman & Medrep jujur & mampu bekerj krs, mempunyai BPKB/kend.send.min. SMU max.28th. Lmrn ditjkn ke almt PT.Sapta Sari Tama Jl.Keramat Raya No.14 Rt.18 Bjm. 911529

Dibthkan sgr! Asisten Apoteker (llsn AA/Farmasi). Lmrn ditjkn ke Apotik Formula Jl.KS Tubun No.98 Bjm. 911528

Dcr. Chef,Marketing,Waiter & Helper berpenglmn u/Restoran. Lmrn & telp Jl.S.Parman 17 3354772. 911535

Perush.Dist.bth A.Slsman To (SMU sdrjt, B.Slsman Kanvas (SMU sdrjt),C.Sls Task Force (SMU sdrjt),D.Sopir (SMU sdrjt),E.Gdg (SMU sdrjt). Syrt: Pria max.35th,jjr,ulet,disiplin,mau ditmptkn di luar kota (P.Raya/Sampit). Point C & E pny SIM C. Point D pnySIM A/B1. Krm lmrn ke PT.CSR PO.BOX 516 BJM . 911627

Anda msh blm krj & tdk ada penglmn krj kmi solusinya Duta Sukses Mandiri mencri Krywn/ti max.28 org siap ditmptkan pd pss Gdg,MD,ADM,Staf Ktr,Trainer min.SLTA/sdrjt penglmn tdk diutmkn. Pelamar luar kota disediakan Mess. Antar lmr n ke Jl.KS.TubunNo.54 (dpn Mentari Photo/ Hadi Sock).Pukul 10-15. Paling lmbt Tgl.2 Peb. 2009 3264607.

090109E

Dikontrakkan Klinik Dr.Zakiah,pgr Jl.Sutoyo S No.41 Bjm /TP. Hub. 7451873/7606544. 911660

Rumah uk.130/240 tembok 4KM/2KM mandi, WC/RT/RK/RM/dapur Kit Set/ 2 AC/Telp/List 2.200/garasi/Carport 2 mbl/perabot. Hub.0815215447270.

911731

Dijual cepat Pick Up Toyota HILUX Desember ‘08. Full Variasi,silver, harga nego. Hub.0811500519. 911727

Kijang Innova G th 2004 Akhir wrn Biru metalik harga 142,5jt Nego Hub 08115004798.

911747

250109

Dikont.r mh beton kramik kmr.3 Jl.Dahlia Kbn Sayur No.12 Halaman luas hrg.Rp 12jt/th. Hub.0852517 89853.

Karimun Th00 Biru Metalik, AC, tape, pajak baru Harga 68jt Nego Hub 0813 51389897 TP.

240109A

240109-C

Disewakan Ruko Jl.A.Yani Km.4,5 Bjm. Hub. (0511) 7702388-081151 6488.

Jual 2 unit Avanza Th08/07 Hitam, full variasi Hub 0511-7468640 / 08135 2778979.

911773

250109-A

Dikontrkan rumah di Komp Elite Semipermanen fasilitas Listrik, PDAM, Telp Hub 0511-6140172.

BMW 318i Th02 Hitam brg terawat velg & ban bagus Km rendah hrg nego Hub 081251105566 250109-D

240109-B

DIJUAL TANAH Tnh uk.31,8mxP.352,5 (SHM) pggr jl. Jl.A.Yani Km.12.200 Gambut . Berminat Hub.AYU (0511) 3360088. 900277

Dijual tanah Lbr 13.30xPjg 30.45= 404m Muka Jalan Kinibalu samp Pelayaran Karana Line Bjm Hub 0511-7571116 & 0815 2152 9789

911375

Jual cpt 15x20, SHM, K.Tangi Ujung (Blkg RSU,Dep.Polsek Bjm Utara Jl.2) hrg.200rb/m. Hub.081334906490 TP. 210109B

Jual 2 bh Tnh,SHM 3.707m & 681m dpn Jl.Blkg sungai K.Tangi Ujung Rp 450rb/m. Hub.081348038884. 911559

Djl.cpt BU tanah di Komp.Banjar Indah Permai Ray 3 SHM No.1322 luas 200m2 (10x20). Hub.08195455 720.

911566

Agen Komp.bekas bergaransi P41.8/Case baru/HD40/Ram256/CD/ Mon 17" Rp 1.500 bns voucher mkn grts 2 org. Print Canon 580,Epson 540. Ready Dual Core,AMD X2,Laptop. Hub.BTC.Com 0511-3301257/7462 760. 911675

Obral Montr 15" New grns 1th=575 Ready ND15"/14" (350/250) sedia paket CPU. Hub. 7400067 RIZKY COMP . 911757

Kijang G Rover Th95 Merah,AC,tape, ban & pajak baru 52,5jt nego Hub 081342183321 / 4780543.

JASA CV.MITRA AC Servis Repair Freon bkar/psg AC rmh/ktr sgl merk garansi. Hub. 7071000/081349323999. 812989

DIMENSI STUDIO Jasa Digital Fotografi-Video Shooting & sedia Album Hardcover. Hub. (0511) 7464 696/08125036669. 231208A

Cuci setrika kiloan Terbaik, Terbersih, anti bakteri, rapi, wangi. Antar jemput gratis Rp6500/kg Hub MAMA LAUNDRY 0511-3361244/SMS 0811500 2661 827445

PAJAK SPT Tahunan PPh25,PPH21, Neraca,Rugi/Laba. Hubungi Isdan 081348700418 & Dadik 081319244 715. PRUDENTIAL Cara tepat,cerdas berasuransi & investasi. Info hub. Amrullah 0511-7421476/0812504 7747.

260109-C

271208

Over krdt Suzuki Pick Up 1.5 Th08. DP 25jt ang 2,5jt Biru Hub 0511-7119696.

BRILIANT LAUNDRY Jasa cuci & setrika 7rb/kg (gratis antar jemput). Hub. 7315258.

260109-D

DIJUAL SPD MOTOR

271208-

LIDYA MASSAGE melayani panggilan Massage and Body Massage. Hub. 081329417222.

Sparepar t/Aksesor is/Par tracing/ knalpot import,Battlax, u/CBR 150, Ninja 150,NSR,Ninja 250. 7488677 911043

828093

MIO Sporty CW Th.’06 Akhir hrg.10jt. Balitan X Bjb. Hub.081952875283/ 081349505065.

H&S PHOTO DIGITAL & VIDEO SHOOTING Meyani ber macam2 acara, transfer & edit Hub. (0511) 6131183/6131184/7315197.

922650

Kawasaki ZX 130 Th.05 Pjk hidup,wrn hijau,mls,msn std,trwt.hrg.7,5jt nego.Hub. 6168269. 240109=

9100024

HANDPHONE

Dijual tanah Jl.A.Yani Km.5,7,9,17 . Hub. (0511) 7123504/081251071 888.

Investasi Dinar Irak sedia pecahan 25.000 Dinar Th.08 & set 41.800 Dinar kami termurah buktikan (0511) 7666555.

SYITI SCUDETTO Service HP Nokia, Sony Ericsson, Siemen, Samsung, Motorolla, HP China dll Hub 737 6676 Jl Pekapuran samp.Tiara Ponsel Bjm

911765

900359

900418

911604

240109

827707

250109-E

Hnd CRV ‘06 Htm, Asli Bjm. Grand Vitara ‘06 Htm asli Bjr hrg nego Hub 081251343488 / 0511-7171441.

170109A

Tnh Jl.Pemurus uk.10x19,5 di Bagian Blkg Komp.Purnama II samp.Citra Garden. Hub.081251884718.

911268

All News P4 Dual Core 2.2/156/80/ DVDRW/Mon 15=3180. Ready Stavolt= 45. NB Axioo MNC 012P= 5750 bs krdt. Hubungi 0511-6146308/7415 800.

PELUANG BISNIS

Jual beli AC baik/rusak perbaikan bocor,bongkar pasang,service sgl merk & bergaransi. Hub. 0511-7415 968.

911429

911776

PERMATA LAUNDRY Jasa cuci & setrika,bersih & wangi Rp 6rb/kg. Gratis antr jemput. Hub. (0511) 7152 740.

TECHNO FLASH Pengalmn sejak ’05 Teknisi HP hardware & software sampai bisa, 600rb, sedia penginapan luar daerah Jl A Yani Km39 samp Partai Hanura Kab Banjar Ruko No.10 Mtp 7510289/081348533118

911455

DANY TEKNIK Panggilan Service AC,Kulkas,Mesin Cuci. Hub. (0511) 7513468 Bjm. 911434

Menerima Pemesanan Catering u/ kantor/rumah. hrg.15.000-20.000. Jl.S.Parman 17. 7527700/3354772. 911536

Pembuatan Seragam kantor/sekolah,jas Almamater & Kaos dg Sablon/ Bordir Komp. 0858-211-87781. 911534

Terima Panggilan Pijat Tradisional dan lulur,tenaga dari Jawa. Hub.Erna 081326384499. 911601

RMH ANDA KEROPOS KRN RAYAP? Hub.TRIPUDA 7688309/7132162 spec.pembsmian hama & vektor (nyamuk dll). Konst & Survei Grts. 220109F

ACC HOME FURNITURE ,perbaikan, pembuatan,Design ulang=Sofa, Jati,Spring Bed (gnt kain) & sgl jns mebel. Kepuasan pelanggan jaminan kami.Hub. 4368828/3351038 SMS 087815246218. 911722

AZAHRA & TASYA Video Shooting bermacam2 acara melayani transfer & edit. Hub. (0511) 7374442 & 74591 37. 230109E

Menerima perbaikan WC,renovasi dapur,mencat rmh dan pagar dll,hrg.bs nego. Hub.Saidi (0511) 7139281. 911691

Dapatkan Segera! Buku “Kiat Sukses! Frontliners Bank” di TB Gramedia Duta Mall Hub 081521521196

900073

911841

PIJAT TRADISIONAL JAWA khusus panggilan tdk menyediakan tempat. Hub.Lisya (0511) 6150250.

Pagar, Canopi,Tralis, Pintu Harmonika/ FG, pembuatan pagar dr pondasi dll Nego Hub 770 9820/7406607

900249

220109-C

911745

240109

Permata Catering mlyn Kost2an, rmh tangga, kantoran, nasi ktk, snack ktkan, hrg terjangkau 8-30rb Hub 0511-7162702/085751231932 Halal/ antar grts.

911679

230109

Ingin Modal Ratusan Juta. Gampang, mudah, murah, cepat. DBS Solusinya Hub 0511-7522280/081251379889

911775

911838

Dealer Excelcomindo cr Tng Sales Representatif : Pria, min D3, max 23th, punya kend send, penglmn tdk diutmkan, dmsl Bjb-Mtp, menyukai tantangan, sanggp bekerja dg target. Krmkan CV & pas foto ke XL Center Mtp, Jl A Yani 39,5/2 Martapura (plnglmbat 7 hr stlah iklan).

ELEKTRONIK OMEGA cr.baik/rsk,hrg.oke TV, LCD, PS1, PS2,PSHD,PS3,PSP,HP,AC. Jual PS1.550rb PS DVD 1,6jt PS Slim 1,3jt. PSHD 2,5jt PS3 5,5jt PSP 2,6jt bs partai 7667787/085750111111. 827773

MARIO BROSS GAMES CS-Jkt. Jual+Acc,PSP,Gboysp,NDS,PS1,PS2, PS3,full Games+X-Box 360,trlkp.Duta Mall Lt.Dsr. 6100232.

210109E

Dibthkan STAFF MARKETING bonus+ gaj , min.SMA,pglmn min.1th. Krm segera ke PO.BOX 84 BJM. 911818

311208B

Dicari Prt Wanita , nginap, jujur, rajin & bisa masak Hub 0511-7454044.

CS GAMES CENTER , Penjualan par tai/eceran,PS1,PS2,PS3 full Games,PSP,XBox 360 dll. Service Center Playstation,psng HDD+isi Game lkp.Trm murah,kualitas jamin. Jl.Kinibalu Ruko No.3 Bjm/Jl.A.Yani Km.35 (samp.Museum) B.Baru 7331798/7688353/081351990400.

250109-B

Dicari Pengasuh Anak umur 1th, menginap, gaji menarik. Yang serius hub 08125135678/ 0511-7535678 (Tdk SMS) 911834

Dcr 1 org Wanita S1 Akuntansi belum menikah domisili Mar tapura atau Banjarbaru Lamaran diantar sendiri ke rumah Bpk Lihan Cindai Alus Rt 2 Rw 1 Martapura.

311208C

DO ELEKTRONIK Jual baru bks TV,PS1/PS2,DVD,Kulkas dll.Kami siap dtg ke rmh anda.Hub. 6119023/ 7533654/08164530912.

240109-A

900173

Dcr Score Girl Max 26th Lmrn dtjkn k Kaoloon Blyrd Jl S Parman No 9C Bjm.

Jual/beli Elektronik bks (TV,LCD, TV, DVD,Home Teacher,PS1,PS2,PS3, PSP, Kulkas). Hub. (0511) 7408122/ 081251988822.

260109-B

911569

Tanah Toko & isinya sparepart mbl Lt.1600m2 (16x100m) pggr Jl.A.Yani Km.23 Land.Ulin Bjb (0511) 470 5079/08125033829 TP. 911725

900489

130109

Rmh Komp.Bumi Raya PermaiBunyamin Ray II/31 Lt/Lb 150/110 msk Jl.Bumimas Raya Km.4,5. Hub. 7319955/3263965 TP. 911276

Sgr dibangun Ruko Kayu Tangi, S.Parman lok.strategis,cicilan s/d 10th. Hub.0811514968. 911471

Djl.rmh Jl.Keramat II No.11 Rt.18 SHM. Hub.08125101924 maaf TP/ SMS. 911595

Rmh baru beton 2Kt,2KM,Lt.150m2 SHM Jl.Simp.Gusti K.Tangi hrg.Rp 160jt/nego. Hub.081349594768/ (0511) 7549498. 911594

Jl.Zahri Saleh Gg.Kaca Piring Rt.11A No.21 (mbl bs msk,hal luas). Lt.15x18m2,SHM. Hub. (0511) 6210834 TP. 911749

Rmh semi permanen (SHM) Jl.Mesjid Jami Gg II Rt.2 No.3 Bjm 2KT,1KM, WC,PLN,PDAM,Telp. (0511) 4315 157/7118427. 240109.

Rmh sewaan 5 pntu Jl.Zafri Zamzam dpn RS.Suaka Insan Komp.DPR Gg.VI Rt.27 (ujung) hrg.150jt nego TP. 081348671729. 240109-

DIJUAL MOBIL Dijual Mobil Truck Tronton . Hub.085 248961102/ (0511) 6236469. 900078

Szk.Vitara ‘92 mls,msn Ok,bersih terawat,PW,PS,siap pakai hrg.nego. Hub.081349700045/ (0511) 75020 92. 911308

Avanza baru 142jt bisa kredit,Xenia Xi 127jt, 28.300.000,Tyt Rush Type S 187jt. 7420139/08115010919. Pas.4423078. 911349

Bengkel AC Mobil DWIJAYA Jl.A.Yani Km.4,5 Bjm,melyani Ser vice & Penjualan Kompresor & S.Part lainnya, hrg.promo & garansi service,juga melayani pemasangan unit AC Mobil Xenia,Terios,Panther Pick Up,Hi-Lux dll. Hotline: (0511) 7420046/Minggu tetap buka. 911451

Over krdt Truck Mits.PS 125 Casis baru Jan.’09 DP 54jt/nego. Angs. 7.001.000,-/bln & Tangki baru BBM 8700 Lt.Plat 4,5mm Rp 35jt/nego. Hub.081703309423/081357226335. 911427

Avanza G VVTi 06/07/08 baru htm hijau blue Aqua silver. Jazz VTECH ’07. Hub.Showroom H.Amiruddin (0511) 7453538/3265383. 911475

Suzuki Futura PU 1,5 Th.04/05 biru mesin body chs oke TR/TA hrg.nego. Hub. 0816214873. 911501

Escape 02 merah Hnda City 04 hitam & Genio 94 hijau. Hub. (0511) 7119 696 911568

Mazda Vantrend ‘94 hijau met.mls,jok klt,siap pakai,pjk br,AC,Tape,BR, hrg.nego.081349767065. Over kredit Xenia XI VVTi ‘07 Aqua Blue orisinil angs.3.866.000,- sisa 29 bln. Hub. (0511) 9113343.

250109-C

911600

DIKONTRAKKAN

Investasi Menjanjikan??? DINAR IRAQ jawabnya!! Sedia set 41.800 Dinar set 42.050&pecahan 25rb Dinar 2008,beli 3 dpt 1 lampu UV.Hub. 731 1964/081251158131/081351862 281. 911156

Cash / kredit rmh baru permn 3bh jg melayani pemb rmh bermcm tipe all in hrg nego Hub 3265076 / 08125130 3069.

Terima Kost Putri fas.kmr mandi dlm, spring bed,lemari,AC&non AC Jl.A. Yani Km.8 Komp.Rina Karya Blok Aster No.13 081251239999/77107 99.

900801

DEPO AIR MINUM & SPAREPARTNYA hrg.grosir. Hub.081251231811(0511) 6275811-4777889.

Lobster Air Tawar & Bibit Patin Bogor brg ada ditempat. Hub. (0511) 7664332.

Dcr. 1.Operator Komp. bs Corel Photoshop, 2.Admin, Wnt,usia max. 25th bs MS Office. Lmrn krm lsg ke Bintang Digital Printing (samp.Bank Panin) Jl.Kuripan Bjm.

Rmh T.72 hook permanen Komp. Andai Jaya Persada 3 kmr tdr,2 km mandi,PLN 1300,PDAM. 7124958.

900526

Bc.Norsehan MLM SOPHIE MARTIN Paris. Hub. (0511) 7707235/08195 466957 utk jd member baru dpt diskon keanggotaan.

911557

911682

Jual cpt TP Usaha Cuci Mbl/Bgkel+ Rmh.2Lt (SHM). Fas.lkp Pelanggan banyak. Hub.08176480699.

070109A

PERSEWAAN BADUT Teletubies, Micky Mouse,Bebek,Naruto dll.Hub. (0511) 7411625/7429768.

Anda Ko’i Mania.......? lokal & import. Datang aja ke Jl.Pemajatan No.40 Rt.16 Gambut.

Dcr.P/W utk Karywan/ti Minimarket min.SMA jujur,ulet. Lamaran dikirim PO.BOX 552 Bjm.

828138

050109C

** GEOTEXTILE **Penguatan Konstruksi Jln,spec 90-300 gr/m2. Hub: Dartono, 0811508383,0511-4225312,fax.05114225281.

911449

220109D

Permhn T36=90jt T45=105jt Lt.10x20 UM ringan hrg.nego di KM 8,2 msk Manarap . Hub.081349770768.

150908A

DEPOT AIR MINUM SIST: UV.konvRO Bio Energi Magnetik+Hexagonal menetralisir racun dlm tubuh tekh USA & Japan ttp galon Rp 225/psg.RIMA (0511) 7403088-7413088/08135140 3088.

Bekerja dari rumah . (0511) 77628 89/9013900.

Promo Komp bekas bergrnsi P4 1.8/ Case baru/HD40/Ram256/CD/17" Rp 1.500. Hub.BTC-COM 3301257/ 7462760.

DIJUAL RUMAH

140808A

DEPO AIR MINUM ISI ULANG Pkt Kesehatan Multisistem,Hexagonal, Ultrafiltration,R.O (NASA USA),Water Treatment,Byk bonus,Design Proses oleh Sarjana Kesehatan UI JKT. Garansi,Std Depkes,SNI hrg.mulai 16jt.Hub.OASIS (0511) 7417410/ 081349463579.

911235

911625

260109-C

DEPO AIR MINUM ISI ULANG Sist. UV-R.O (NASA USA),Ozon,Bio Energi, Hexagonal,Water Treatment, byk bonus,garansi,sedia Sparepart depo: gln,ttp,tisu,dll. Std Depkes SNI. Hub.GLOBAL FILTERINDO (0511) 7406726/7403388/0811503331 cash/ kredit,hrg.mulai 10jt-an.

Djl.cpt usaha rmh mkn+prltn lkp lok.stratgs,pggr jl.bsr,plggn byk & 1/u meja Bilyard mrh.Hub. (0511) 772 9868.

INOVASI INVES Mdl 8-38jt,Prft 8%/hr k l i k : w w w. s a m p o e r n a 8 8 . c o m / JB000903 ketik”88" SMS ke: 0812193 42422.

Dicari 1. Kolektor (Kode Kol) Syarat Pria, SMU, punya kendaraan sendiri, penghasilan UMP. Krm lmrn ke Jl Pramuka No 2 H (Tembus Terminal Km 6 Bjm)

260109B

RUPA-RUPA

911506

Honda Nova ‘88 merah hati. Fas.AC, Tape,VR,mulus hrg.40jt (nego) bs TT. Hub.08125018225. 911667

Honda Accord Maestro ’93 Matic kinclong siap pakai Plat baru 56jt nego serius. Hub.08115010928.

www.sucessmelilea.com bisnis masa depan, makanan organik bebas bahan kimia & pengawet (aset. blogdetik.com). 190109-D

Investasi 300rb dptkan bonus jutaan dlm 100hr tnp jual brg,tnp tutup point & tanpa ajak org gbung info klik: fawwaz. frenstore.net Ato Hub. (0511) 6152403/085248955178. 911767

Kami memerlukan tambahan modal kerja sebesar Rp 1,6 M selama 7 bln (modal kembali) dg keuntungan bersih/ bln sebesar 121,5jt. Jaminan lengkap dg perjanjian di Notaris. Bagi yg berminat Hub.081348850500. 911815

6293333-6111666-6333777/888-71113336133000-6244000-6255000-62660007168000-6219000-6133777-61447776122888-6166888-7167999-7161616-6303030 As085248303030 Simp 081251 161616337777-328888-249999-169999-030000 Im3 085750456789-51256789-455555-51488888085651256789-266666 , SOne 90909099090000-9089999 Hub085251377777 900536

DP (1 Chip All Opr) , TRX cpt= M Kios hrg termurah (buktikan) bonus 200/ TRX. Hub.085251867796, 081251379 735. 900597

Mahameru Pulsa & Metrik Pulsa buka pendaftaran Dline (Mh,rs) & Agen (ma,sd) info SMS ke 085651336666 Nagasari Gg.Guntur No.10 Rt.17 Bjm transfer via Share ktr Pos. 900659

GADAI HP praktis & murah.Permata Ponsel Jl.Veteran (sebr.Dunia Sepatu) 7580087/085951159522. 900655

KOMPUTER Jual mcm2 CD/DVD Blank hrg.murah, kotak CD/DVD,Photo-Glossy,InkJetpaper.Mlyni partai&eceran,transfer VCD&DVD. TOTO/JAYA DISC COMP 3267668/7712688. 824883

Akses Internet Unlimited Prabayar 100rb/bln sepuasnya dimana saja Hub 081348004900 (aset.blogdetik. com) 311208-A

Pusat Notebook & PDA Phone bekas/ex Display ex User Tosh,Acer, Axioo,IBM,dll.kond.95% Bjb 763 9929. 900481

Distributor Komputer bekas bergrnsi 6 bln di Bjb Mon.17,MB,Pros HDD dll. Bjb 7639929 bs krm luar kota. 900483

Bursa Komp.bekas P4-1,7/256/20/ Mon 15=1450, Ready Notebook & PC Komp.br hrg.spesial. Hub.ADKOM 7463730/6146308. 070109D

SERVICE KOMPUTER : Tehnisi ke rmh anda Hanya 40rb lbh praktis murah Hub 081351144123 / 0511-6207123. 9100109

MB+P4=450 MB+P3=200 P4+15" Smg=1,5jt P3+15" Smg=1,1HD 10,20, 30,40 SDR DDR ready New PELMA Hub. 7429944/081348626260. 900009

900421

911697

Kost utk Karyawan/ti . Fas.AC/TV,kmr mandi dlm,daerah Kayu Tangi Bjm. Hub. (0511) 7156671.

Grand Escudo 2.0 Th.2002 silver/ mulus/CD/TV/Asuransi Allrisk/Km rendah. Hub.0815215447270.

Dibuka TWINCOM Kayu Tangi diskon all item+servis gratis. P4 lkp 1,5jt Pixma 1300=350rb,Acer 4530=6,6jt. Extensa 4620 C2D 7,3jt.Hub.Bjm 3301661,7159001 L.Ulin 7755066, 7490099 Bjb 6127733,7307733.

090109A

911748

900103

MENTARI PHONE Spes.Service= PDA HP,Satellite/GPS,semua jns krskn,garansi,terjamin 100%.Hub. (0511) 4367136/7417779. 911249

BIP-TRONIC Operator asli orang Banjar Saldo pian aman diwadah ulun transaksi laju stoc jarang kosong. Hub.BIP Ponsel 3367108-08525124 5124. 911282

Ingin jualan pulsa? modal sedikit hanya 50rb di Glory Pulsa. All Operator, bebas biaya ADM, komplain mudah, jrg gangguan, Trx 24 jam Hub GLORY PHONE 3261698 / 08115 15550. 180109-B

KAYU TANGI TECHNIC HW & SW: Service HP,Flash Unlock,SIM Not Valid Bb5/N Series,HP Ver. China Miracle (Nokia K.Touch,Hi-Tech-i-Mobile dll). Hub.Jl.Adhyaksa No.9 Rt.35 samp. Kampz.UNISKA (0511) 7580123. 911341

Telah dibuka! Istana Ponsel Pusat jual/beli HP baru/second+ser vis. Sebrang Sentral Ant./Terminal/Taxi Kuning. Segera kunjungi! 911576

Jual All 95% E90 Grs (5,4jt),N73,2GB (2,2jt),N81GB Grs (3,4jt) 9500 BC (2,2jt) nego. Hub.081803028999/ 081351900710. 911690

HP Elektrik Buka Pendftran Dline Agen (MA, SD) Sultan Adam Komp Mandiri Permai No4 Transfer via share Ktr Pos 0511-7347779/085251747 771 911853

RUMAH CUCI CINTA Jasa cuci & setrika Rp 7000/kg,siap antar jemput+ gratis. Hub.SMS 7429768. 900523

RIYAL.....DOLLAR.....RINGGIT . Hub. (0511) 3356055,6205000 Jl.Haryono MT No.16-20, Lobby Hotel Barito, Bjm. 900471

Terima panggilan pijat,lulur tdk menerima SMS. Tdk menyediakan tempat khusus wil.Bjm. (0511) 627 8003. 900571

MASSAGE ASIH . Hub.08122793923 2 No.SMS. 900609

PIJAT TRADISIONAL JAWA BUGAR & SEHAT khusus panggilan wil.Bjm tdk trm SMS. Hub.Cantika 081251388 882. 900672

“CITRA SERVICE” AC,AC Mobil,AC Alat Berat,Kulkas,M.Cuci,Dispenser. Hub. 7418558/08125050198. 090109D

BINTANG LAUNDRY & DRY CLEAN 1hr slsai, trm sgl mcm jns pkaian, krpt, bedcver, hordn dll. Antr jmpt grts 3267453 / 7070111. 9100750

PIJAT Fresh Bersama kami kebugaran Jateng. Titin 081225610004/0813450 30404. 900814

TARYO TECHNIK Servis ditempat: TV, Kulkas,AC,Mesin Cuci,dispenser,dll. Hub. (0511) 7602132. 120109A

Ahlinya WC Mampet Sal.Air Wstafel Betup,cuci piring,septitank dll.Grnsi tnp bongkar,bikin sumur (0511) 7255533. 900886

BINTANG TEKNIK Spesialis (panggilan) serv bongkar/psg AC rmh/ktr, kulkas,M.Cuci&jual/beli AC baru dan bekas 7761825/085251085330. 900881

CV.BUANA AC Servis Perb.bkr/psg AC. Rmh/ktr,m.cuci,kulkas,garansi. Hub. (0511) 7314585/081349474 609. 900021

RF LAUNDRY Jasa cuci+setrika 6000/ kg antr jempt gratis (1 hr selesai 8rb/ kg). Hub. 4311716/6152667.

KURSUS Ingin Anak Sehat Pintar? miliki kunci berhitung tercepat di dunia harga 20rb Hub 0511-7515123 / 081349794123 9100107

LPK ARUM Bljr bs 3 mcm mbl,Innova, Xenia,Jazz Rp 350rb. Hub.Jl.S. Parman/Gatot S.Hub. (0511) 7558 582/7378573.

900883

Heboh Diklat 6 bulan program khusus Teknisi Komp & Jaringan, full praktek & dijamin bisa, mulai Diklat 3 Pebruari 09, siswa terbts 14 org/kls. Hub. BORNEO TRAINING CENTRE (BTC) 1 Jl.Cemara Raya No.34 K.Tangi (0511) 3306250/ 6133310 #2.Jl.Pahlawan/Kamp. Melayu No.18 Rt.8 Bjm. (0511) 3264 822/6161128. 900915

Kursus Salon Kecantikan RINA menerima murid br ptg rmbt 1,5jt,make up 2jt,cc muka 2jt Jl.Cemara Raya Blok III Rt.29.Telp.3305653 910000

CITRA TRAVEL (0511) 7400677/ 0811511911, sedia L200 (4x4),Tyt Rush,Innova,Avanza,Pick Up harian/ blnan. 270908A

SHIDDIQ TRAVEL 7403871/7408 531,sedia Innova,Krista,Avanza, Xenia jg Spd.Mtr Supra Fit,Revo, Zufiter MX & Z. 824013

DIANA RENTAL CAR Sedia Kjg, Taruna,Sdn,L-200,Bus,Innova,Avanza (0511) 3250017/7400773/081151 8404/08125100884/7604848. 824015

RAHAYU RENT CAR: Innova, Avanza,Xenia,Kjg LGX (0511) 3274 275-7562807-08125100864-3251108. 824328

VERA RENTAL CAR Menyediakan Avanza ’09,Innova ’09,L-200. Hub.081 1508748/ 3306342/7434273.

901005

RIZQ R CAR 7403965/6265949, sedia Avanza,Xenia ’08,Innova,murah mlyani,jam2an,harian,bulanan.

Kursus Komp.meng. Mobil, B.Inggris, Akuntansi,Menjahit,Elektro. Hub. PRESIDEN COLLEGE 3352911. 140109A

CLASS OF IDA . Kls Intens Ank. R.AC. Prog 3 bln,Calistung (dijamin) mtde mdh,bea mrh,mlai ± 3th. Hub.Ibu Ida 7411140. Trm priv.ke rmh. 911291

Terima Les Privat baca,tulis, berhitung, Bimbel Matik,B.Ingg.dll.utk praTK,TK,SD. Hub. (0511) 7317305. 911647

Paket awal tahun Kursus Internet gratis. Hub.Rajawali Duta Comp. Martapura 4773212/7545279 peserta terbatas. 911670

MASTERFLAS Kursus Tehnisi HP murah berpenglmn+jual Etalase HP. Hub. 7605103-085248170907. 911668

LPK MULAWARMAN Kursus mengemudi mbl hny Rp 300rb dijamin bisa. Hub. 4365054 (samp.SMA 2) bs antr jemput.

170109C

911852

RENTAL/CARTER

Kursus Komp.sampe bisa! MS Office,Teknisi,Kom.Akuntansi,Autocad, dll. LK TALENTA 7445603,7506167 Jl.Gn.Sari.

911064

911074

911632

Dijual PS 3 + TV LCD 32" hrg 10jt Nego Hub 0813 4959 0682.

900795

NASA Bljr mengemudi 300rb PASTI BISA, bs dpt SIM A. Hub.Jl.A.Yani Km.3 Bjm (0511) 9131333/7559808 seb.Ktr Askes.

FERNANDA KARYA Bangun/renovasi rmh,ruko,jalan,jembatan dll. Hub. (0511) 6259264. Melayani Pembuatan Kapal TugboatTongkang-LCT Angkutan BBM Pertamina via sungai & drt Hub 7516 989/0811506446

Jual beli,tkr tmbh,service & prwtn PS One,PSX,PS2,PS3,PSP,X-Box, Box 350,Game Boy,Stick+isi Games: PS2,PS3,PSP,NDS Lite,X-Box, Film, lagu&foto,Upgrade & Down Grade, Service,bs ditgg.Hub. 7573838,724 8134,4431547.

911687

Anak Anda blm bs bc tls htng ,biaya mrh,djmn bs,dftrkn sgr GE Jl.Sulawesi Rt.14 No.14. Hub. (0511) 3358922. 911701

814421

826957

BANJARBARU TRANSPORT CAR I n n ova , K a p s u l , Ava n z a , X e n i a , L 200,strada,Mazda 4x4,Fortuner 7572295/081348467147. 827129

WIJAYA RENTAL B.BARU Innova, Avanza,Xenia,L-200,Ford Ranger dll. Hub.081351010794/7503084/081645 59779. 311208E

MABELA RENTAL Menyewakan Avanza,Xenia bs hr-an,mgg-an,bln-an (Spr/tnp Spr). 081349788838/(0511) 7728088. 900154

RIZKI RENT CAR sda Kjg,Terios, Xenia,Avanza 08,Innova 08 bs jam2an hran/blnan. (0511) 7766303/08135 1312790. 900528

CAKRAWALA Innova,Avanza, APV, Terios,Alpard,Mercy,Triton,L-Cruiser, Hammer 7505450/08115004506/ 081528233779. 900552

Bersambung ke Halaman 25 ...


24

SELASA

27 JANUARI 2009 / 30 MUHARAM 1430 H

Banjarmasin Post

BANJARMASIN

Type 48 Paga r+ Cnopy Cash & Kredit,Bonus Pilihan(TV,Kulkas,AC ) Harga Nego V.005447-15/2

BANJARMASIN

Type 65 Pagar+ Cnopy Cash & Kredit,Bonus Pilihan(TV,Kulkas,AC ) V.005447-15/2 Harga Nego

BANJARMASIN

Type 70 Paga r+ Cnopy Cash & Kredit,Bonus Pilihan(TV,Kulkas,AC ) V.005447-15/2 Harga Nego

BANJARMASIN

BANJARMASIN

BANJARMASIN

BANJARMASIN

BANJARBARU

Djl Jl Cempaka RayaWildan Sari III Rt43 No17 LT340 LB160 Hub081348491945 V.001561-31/1 Hrg Nego

Djl br Jl Bumi Indah I No8 Seb Buncit Indah Km 4 Uk10x16 Hub 9027899. V.001518-1/2 Hrg 350jt Nego

Jl Prdgn Komp Bumi Indah Lstri II No25 Rt30BlokISHM081349492607/081349788822. V.000-2/2 Harga Nego

Toko & Rmh + Isinya Jl Pramuka Komp Rahayu di Hook Hub 0811517848 V.001312-27/1 Hrg Nego

Komp Berlina Asabri Blok E / 1 L.Ulin Lb 100m2 hook 081351830469/7184155. Hrg 260jt Nego V.000818-27/1

K A P UA S

Type 90 Paga r+ Cnopy Cash & Kredit,Bonus Pilihan(TV,Kulkas,AC ) Harga Nego V.005447-15/2

POS KE AMANAN 24 JAM V.005447-15/2

Type 104Pagar+ Cnopy Cash & Kredit,Bonus Pilihan(TV,Kulkas,AC ) V.005447-15/2 Harga Nego

Perumahan Sentral 3 (Rahayu Indah Lestari),Jl Pramuka Km6 (Tembus Terminal) Komp Rahayu Indah Pembina 3. Cp: R.Agoes Salim, SE 0511-7556346, 7400671. M Zahir Hatta 085221026990

T60 Komp Andai Jaya Persada Blok D No11 Rt73 SHM Lt10x15m2 7719934. Hrg 180jt Nego V.001404-29/1

Pondok Metro Indah Blok C No11 KTangi hook full furni 2AC 2 TV lkp 0811501907. Harga Nego V.001402-29/1

Djl cpt rmh + Toko Jl Raya Beruntung Jaya 74 Hook Hub 0511-3251684. Hrg 500jt Nego V.001479-4/2

Djl rmh Jl Asoka No 162 Komp Rina Karya Km 8 Lt 173m Hub 0818585100. Hrg 200jt Nego V.000-28/1

Dijl cpt mrh murah Jl P Batur Kapuas Hub 0511-330 5653 / 081351993174 Hrg Nego V.001002-28/1

SUZUKI

Ruko Jl A Yani Km 5,5 No404 Bjm. Hub Rico 08195149226 / 0511-7253765. Harga Nego V.001331-28/1

Jl Cempaka Raya Komp Wildan Sari III Rt46 No34 SHM 3358414/081349475929. Harga Nego V.001241-31/1

Disewakan setahun T.45Blok E No76 Sei Andai 6178777. Hrg 500rb/bln V.001246-31/1

T110. 4Kt,3Km Komp Rina Karya Asoka No147 Jl A Yani Km8 T.085249581212. V.000138-2/2 Harga Nego

Jl Kamp Melayu Darat No27 Jln Raya (sblh Depot Valen) 3250698/7437402. Harga Nego V.000227-4/2

Rmh T100 Komp Subur Indah Blok A No2 Bjm 9056713 / 081349688700. Hrg 265jt Nego V.001256-27/1

Jl S Adam Komp Mandiri IV Rt49 /17 Blok A6 Lkp AC -(0511) 7343905/081348277467 Hrg Nego V.000-25/2

Djl tnh+rmh Jl Ratu Zaleha Gg Galuhsari Lt20x17 Hub 0511-9075959. Hrg 190jt Nego V.001179-27/1

DIJUAL MOBIL

TOYOTA

T OYOTA

TOYOTA

KijangGMInibusLong‘94Abu2metorsnltape ACDblPSasliBjrHub0511-7511592/081348670022 V.001526-28/1 Hrg Nego

New Yaris & All New Vios Promo Awal Tahun Discount 3-10jt Hub 7755456. V.001500-31/1 DP 32jt-an

Tyt Starlet Th89. Biru,AC dingin, audio, siap pakai Hub 7464123 / 081528333123. V.001698-28/1 Harga 33jt Nego

Dkontkm Jl Pramuka No2 Rt 18 Km6. Kt3 Km2 PLN,PDAM,AC 081251270990. V.001488-30/1 Harga Nego

Djl rmh baru T340 Jl Km 6 Tembus Gatot Tk 2 Permn Hub7375950. V.000-30/1 Harga Nego

Bnyamin 3 Residence B/38 Lt180 Lb171, 2kt,3km,1kp,carpot Hub0811510664. V.001593-27/1 Harga Nego

D A I H AT S U

D A I H AT S U

SUZUKI

Cuci Gudang MB Grand Max, PU, Terios, Xenia Hub 7524845/085251616192. DP & Angs Mrh V.001473-1/2

Taruna ‘00. Hijau Met,AC dingin,tape, PS,CL,pjk br 081349326200/7542886. Harga Nego V.001763-13/2

PaHe ‘09. Estilo, SX4, G Vitara krdt 1/5th+ berhdhHub081348179494 /7238443. Harga Nego V.001444-5/2

Paket Thn Baru Swift SX4, G Vitara bns mnrk Hub EVI 7351333/081251235444. V.000314-5/2 DP Ringan

Escudo 2.0i Th01. Hitam fas lkp komplit istimewa Hub 081351869991. Hrg 117,5jt Nego V.001779-29/1

TOYOTA

New Innova & Fortuner Face Lift, Yaris R Stock UFI Tyt 7760779/08115006379. DP Mulai 38jt V.000214-4/2

Over krdt Krista Diesel ‘00. Silver AC, tape PS, PW,sdh byr 5x Hub 7653486. DP 37jt Nego V.000-30/1

Innova G Februari ‘05. Silver, full var sprt baru Asli Bjr JK 081348005505/6149858. Harga Nego V.001485-1/2

Avanza Type S Th 07 Silver full variasi MP3,mulus Hub 085248114949 Harga Nego V.000-28/1

Toyota Rush Tipe S ‘07 Bln 12 silver met FullVar,istw,pjk1th-7466359/081349495361 Hrg Nego V.001274-27/1

Djl cpt Avanza G Th04. Merah Met, full var, prbd Hub 7258012 / 081251078575. Harga Nego V.001654-29/1

Pick Up Th2008 Biru bisa cash / kredit Harga 75jt

V.000473-10/2

Taft Th1997 Merah Met cash / kredit V.000473-10/2 Harga 68jt

Xenia Li FamilyVVTi ‘07. Hijau Muda Met, DVD,TV,AC,mls 7567149/081346628309. V.001168-28/1 Hrg 121jt Nego

New Terios, Xenia, Sirion Dealer Resmi Daihatsu 7594117/085251074333. Harga Nego V.000246-4/2

Paket Thn Baru SX4, Swift, Estilo Hub Dealer Resmi 081349758941 DP 20%+hdh mnrk V.000050-01/02

All New 2009 SX4 Swift, G.Vitara, APV Plus bns mnrk Hub 7557034/081348571782 DP 15% V.000376-1/2

Katana GX ‘03 Hijau Met,AC,RT,VR, ban baru, tng pertama Hub 081251233887. Harga Nego V.000-24/1

Katana GX Th03 Akh. Putih, AC, RT, VR,MP3 terawat Hub 081251361177. Hrg 68,5jt Nego V.000820-24/1

SUZUKI

Tyt Fortuner Glux ‘07 silver TV DVD Gress Hub 0811517848 Hrg Nego V.001312-27/1

Kijang LX 1.8 Th02. Merah Met, Bensin siap pakai Hub 087816186049. Harga Nego V.001481-30/1

Kjg Innova E ‘05 silver Hub 08152 1500689/08115011089 Hrg 135Jt Nego V.001631-28/1

Feroza Independent Th97. Merah Silver full var Hub 7235177 / 7071777. Harga Nego V.001643-27/1

ImlekVaganzaPUCarry1.0&1.5berhadiahlgsg szkSpinHubMitraSzk7134393/085285481260 UM 9Jtan V.000317-5/2

D A I H AT S U

Avanza Type G VVTi Th06. Warna Silver mls variasi Hub 081251103838. Hrg 130jt Nego V.001764-29/1

Innova G ‘05. Silver full var TV,DVD, sarung klt Hub 7252550/08125037343. Harga Nego V.001446-31/1

Kjg Super KF 40 Short ‘90. Hijau Met, AC, tape,VR 085248514933/081351261515. Harga 39jt Nego V.001408-31/1

Innova Th06 Akh, S i lv e r, Fas Lkp, Asli bnjr H u b0811513866 Harga Nego V.0012545-31/1

Dijl Starlet ‘93 Biru muda AC Tape CD msn OK Hub0511-7455009 Hrg Nego V.001624-28/1

Tyt Twincam Th89 = 35jt & Tyt Great ‘94=65jt Hub 7407505/081521588699. Harga Nego V.001515-27/1

Ready Stock New GranMax, Xenia, Terios Bunga6,5%/thnHub7701343/081348464977 TDP Ringan V.000-16/2

Daihatsu Sirion ‘07 Bln 12 Pjk 1thn Silver - Rahmah Mtr 7655624/085952474024 Hrg Nego Bs krdt V.000-31/1

Xenia, Terios TDP 15% MB, PU TDP 10jt-an Hub 7179063 / 081253953002. Angs 2jt V.001416-18/2

Djl cpt Taft Independent Th99 Akh. Silver,AC,VR Hub 081348206000. Harga 85jt Nego V.000-27/1

NewAvanzaGVVTi‘09htmreadystok,Avanza G VVTi ‘06 htm full var, Avanza G ‘05 silver Hrg Nego Cash/kredit V.000-28/2

Kijang Innova V ‘07 Akhir htm wood panel orsnl mls, Cash/kredit V.000-28/2 Harga Nego

Suzuki Swift ST ‘08 merah spt BR Km5000an Cash/kredit V.000-28/2 Harga Nego

Kijang LGX 1.8 ‘00 Biru, Kjg krista 1.8 ‘97, Hijau. Cash & Kredit Harga Nego V.000-28/2

CRV 2.0 ‘01 hitam matic VR17 Ban 90% siap pakai Cash & Kredit, T/T Harga 125jt Nego V.000-28/2

Grand Livina 1.5 XV matic abu2 met 100% baru NIK ‘08 Cash & Kredit T/T Harga Nego V.000-28/2

HUB WAHYU MOBILINDO Jl A Yani Km 3,5 No.64 (sebrang Poltabes) Bjm Telp (0511) 6212000/7535899/081349573777

Pick Up Carry 1.0 & 1.5 hdh lgsg Szk Spin/cash back fantastis DP 9 Jtan V.001286-16/2

Ready stock SX4 X-Over / X-Road DP 40 Jtan Bunga Ringan V.001286-16/2

10 unit Avanza G VVTi‘08 Akh New Mdl, br,AC,tape,VR, Burgundi red/Htm/Silver. Harga Nego V.000194-4/2

3 unit Avanza Type G VVTi Th08 Akhir. Silver, Hijau,AC,tape,VR. Harga Nego V.000194-4/2

Toyota Fortuner V Th05. Wrn Abuabu . Bisa cash / kredit. Harga Nego V.001520-19/2

Toyota Innova G Diesel Th05. Silver Met Bisa cash / kredit. Harga Nego V.001520-19/2

Ready Stock Swift DP 40 jtan

Ready Stock Grand Vitara DP 60jtan

Bunga Ringan

Bunga Ringan

1 Unit Avanza type G VVTi Th08. Hitam,AC,tape,VR sprt br kond 99% Harga Nego V.000194-4/2

1 Unit Hnd Jazz VTec Biru,AC,tape, VR,full var ABS/EBD kond sprt br 99% Harga Nego V.000194-4/2

Toyota Kjg LGX Th01. Biru Met Bisa cash / kredit. Harga Nego V.001520-19/2

Toyota Kjg LSX Th04. Biru Met Bisa cash / kredit. Harga Nego V.001520-19/2

V.001286-16/2

V.001286-16/2

HUBUNGI : SUZUKI MITRA Telp 7330099 / 7315191 / 7349596 / 085248676898/ 081351507599/ 081349378456

HUBUNGI : CV LUHUR PERKASA Jl A Yani Km.5 Banjarmasin Telp : (0511) 3252128 / 3252134.

HUBUNGI X Mobil Jl A Yani Km 7,400 (0511) 7593239 Banjarmasin

Avanza Th2006. Hijau bisa cash / kredit Harga 121jt V.000473-10/2

Land CruiserVXTh96 Land Cruiser VX ‘95. Htm fas TV+audio cash / kredit. Harga Nego V.000934-12/2

CRV ‘05 Manual Htm CRV Th03 Manual Hitam X Trail XT 04 Htm cash / kredit Harga Nego V.000934-12/2

Grand Vitara JLX 07 hitam. spt baru CRV 05/06 hitam cash / krdt Harga Nego V.000936-12/2

2 Unit X-Over 07 Hitam & Silver 2 Jazz VTec 06/07 idsi cash / kredit Harga Nego V.000936-12/2

Suzuki Aerio Th03 Akh Pemakaian ‘04. Silver Cash / kredit Harga Nego V.000270-4/2

Kjg LGX 01 AC dobel,SGX 03 new model Cash /kredit Hrg 121Jt Nego V.000270-4/2

Sirion Tahun 2007 Merah bisa cash / kredit V.000473-10/2 Harga 116jt

2 Unit Grand Vitara JLX Th 07 hTM. Grand Vitara JLX 07 ungu matic V.000934-12/2 Harga Nego

Toyota Rush S 07 Htm. Toyota Rush S 07 biru. LGX 03 Hitam cash / kredit. V.000934-12/2 Harga Nego

2 unit Tyt Rush tipe S 08. biru-coklat full var sprt baru cash / kredit V.000936-12/2 Harga Nego

Suzuki Swift 08 silver spt baru . cash / kredit V.000936-12/2 Harga Nego

CRV All New 07Akh . Manual Hitam. Cash / kredit V.000270-4/2 Harga Nego

Xenia 1.3 Th 04 Akhir mulus Cash/ kredit V.000270-4/2 Harga Nego

HUBUNGI 085248643011 / 0511-7500623

HUB ANUGERAH VARIASI JL A YANI Km 1 No 29 C,D,E TELP 081351567889

Hub HD MOTOR Jl Belitung Darat Samping Gg Amal Utama No 108 Rt 22 Telp 0811514487 / 081349635449 Bjm

HUB ISTANA MOTOR JL LINGKAR BENUA ANYAR 081351072654 / 7401974 MAU JUAL MOBIL HUB H. YANTO 08125123674 / 7401974

Escudo 2.0 Matic ‘02. Biru Silver. Escudo 1.6 Th05. Htm, trwt asli Bjr Cash & Kredit Harga Nego V.000-25/2

Nissan Grand Livina Th07. Silverstone, var,mls,trwt, asli Bjr. Cash & kredit. Harga Nego V.000-25/2

Fortuner 2.7 G Lux AT ‘07 Akh Bln 11. Htm, var TV,DVD,MP3,mls,trwt asli Bjr. Harga Nego V.000-25/2

Truck PS 120 Th01.TruckTh 2004 bak kayu, Mulus, pajak baru Harga 130jt Nego V.000451-4/2

Dump Truck PS 120 Th2003 HD,truck Bak Kayu Th 98 Harga Nego V.000451-4/2

M i t s u b i s h i Tr u c k B a k k a y u Th80,Truck Bak Kayu Th 93 Harga 30jt Nego V.000451-4/2

Honda Jazz VTec Sport Th 2007 Silver stone, full var. Harga Nego V.001351-18/2

Kijang Krista Th03. Silver

4 unit All New CRV 2.0 M/T, A/T Th07. Silverstone Silver Bunglon mls asli Bjr. Harga Nego V.000-25/2

All New Civic Th07. Silverstone, full var, audio asli Bjr.Cash&Kredit V.000-25/2 Harga Nego

Mazda 5 A/T 20 ALTh07 Sporty. Sunlight Silver, TV, asli Bjm,trwt Cash & Kredit Harga Nego V.000-25/2

Avanza G Th08. Hitam, pajak baru mulus. Cash & Kredit Hrg 145jt Nego V.000451-4/2

Jazz Th2006 Manual. Biru, pajak baru Cash & Kredit Harga 140jt Nego V.000451-4/2

Krista Th01. Silver Hrg 122Jt,Kjg LGX Th.01 Hrga 117Jt bisaCash & Kredit Harga Nego V.000451-4/2

Suzuki Carry PU 1.0 Th 2006

Toyota Kijang Innova G Th2006 Hitam Harga Nego V.001351-18/2

Hub SMS MOTOR Jl Sultan Adam No 15 Rt 14 Telp 0511-7401515 / 0811511515 Banjarmasin

HUB CV UBM Jl A Yani Km.8 Kertak Hanyar Telp 085251105622 / 081348160314

Harga 62jt Nego

V.001351-18/2

Harga 138jt Nego

V.001351-18/2

HUB : AHSAN MOTOR Jl Brig Hasan Basri Ruko No 2 Kayu Tangi Banjarmasin (seb Bank BTN & Primagama)

Bersambung ke Halaman 25 ....


SELASA

27 JANUARI 2009 / 30 MUHARAM 1430 H

Banjarmasin Post Sambungan dari Halaman 24 ...

25

BANJARMASIN

TOYOTA

D A I H AT S U

HONDA

SUZUKI

MITSUBISHI

KIA

HYUNDAI

Rmh kost 10Kt+4Km/WC Jl Kayu Tangi IINo78ARt16Hub3307749/081351874966. Harga Nego V.001657-1/2

Djl cpt Kjg LSX Th03. Merah Hati, brg mls Hub 081349748771/0511-7483419. Hrg 119jt Nego V.001744-2/2

Feroza SE ‘95. Biru Abu2, body klng orsnl, PW,PS,siap 7545452/081349659291. Harga Nego V.000-4/2

Civic VVTC Th01. Abu2, asli Bjm VR 18 fas lkp Hub 085248171220. Hrg 112jt Nego V.001740-29/1

Futura 1.5 PU Th08/09. Biru Km baru 500 sprt br Hub 0511-7703199. Harga Nego V.001780-29/1

Mits L200M Cabin 4x4 Th02/03. Hitam AC tape PS Hub 081251235671. Hrg 135jt Nego V.001797-3/2

Kia Carnival GS Matic Th00. Cat orsnl mulus Hub 0511-7704899. Harga Nego V.000-6/2

Hyundai Accent GLS Th01. Silver fas lengkap AC dingin Hub 0511-7323488. Harga Nego V.000-2/2

Strada ‘05. Warna Putih, kond mulus AC tape siap pakai Hub 08125014645. Hrg 190jt Nego V.001629-27/1

Kia Picanto ‘04/05 Sporty. TV,DVD, MP3, pjk 1th full audio 081349485777/7257474. Harga 99jt Nego V.000-1/2

Mits Strada GLS 4x4 ‘07. Hijau Mika Silver lkp Hub 0811509138/7259788. Harga Nego V.000-3/2

Visto Th02. Silver, orisinil,AC,mulus Hub 08125101209/0818692329. Harga 61jt Nego V.001574-6/2

L200 Double Cabin Th05. Putih siap pakai Hub 08115010138 / 6244505. Harga Nego V.000-3/2

Visto ZIP Drive Th03 Akh. Hitam, mulus, pajak 1 thn Hub 0511-6243533. Harga 74jt Nego V.001700-2/2

NISSAN

HONDA

Jl Pramuka Komp PDAM No12 Rt23 Km 6 Lt 1600m2 SHM 081349532677 TP. Harga Nego V.001715-7/2

Kijang G Th96. Biru Malam, AC double, tape,PS,ban baru Hub 0511-6117753 Harga 75jt Nego V.001639-1/2

CRV Th04. Wrn Silver siap pakai Hub 0511-3302332/081351777789/7651756. Harga Nego V.001737-2/2 Honda Jazz ‘08. Silverstone M/T Km 3100 Hub 08125020283 / 0511-7418062. Harga Nego V.000-3/2

Swkn ruko uk 5x21 Jl R Soeprapto No29 SblhBankCWealth085821151231/7101888. Harga Nego V.000-7/2

Jl KS Tubun Sebr Ktr Statistik Prov Kalsel. 2Lt 081351636888 / 7668168. Harga Nego V.001739-3/2

Nissan Serena Highway Th04. Hitam Hub 0511-7507384/08159536868. Harga Nego V.000-28/1

SUZUKI

Kjg LGX 1.8 EFI Th04 New Model AC dbl orsnl, asli Bjr Hub 0511-7576753. Harga Nego V.001658-3/2 Grand Civic’89. Orange Hitam, full modf VR 17 Hub 0811508844 bs TT. Hrg 39,5jt Nego V.001771-29/1

Szk Aerio Th03. Silver Met, pajak 1 tahun Hub 0812 51334949. Harga 93jt Nego V.001814-3/2

Suzuki X Over Th07 CBU. Biru Met, asli Bjr, full var Hub 08125016535. V.000-30/1 Harga Nego

Getz Th05. Hitam, VR, AC, tape, fas lkp, mls trwt sprt br 7718342/08152113851 TP. Hrg 107jt Nego V.001414-29/1

Nissan X-Trail ST ‘04 A/T hitam tgn I orisinil bs TT Hub0811501226 Hrg 170jt Nego V.000976-28/1

Kjg Kapsul Diesel PU lengkap dijual cpt hari ini (Bjb) Hub 081251028931. Harga Nego V.001651-27/1 Honda Accord Th80. Biru Met, AC, tape Hub 085248851974 / 0511-7441801. Hrg 17,5jt Nego V.001663-28/1

Getz Agts ‘06 merah asli Bjr VR18 Full bd kit DVD MP4 Jk Interior 081933766620 Harga Nego V.001309-29/1

Nissan X-Trail 2.5 ST Th05. Barang istimewa yg serius Hub 08125047076. V.001464-31/1 Harga Nego

Hyundai Get ‘04 htm Hub Rahmah Motor Sultan Adam 7655624 / 085952474024 Hrg Nego bs krdt V.001442-27/1

MITSUBISHI

Jl S Adam Komp Taman Citra BlokC No19 Malkon Temon 081348249535. Harga Nego V.001755-8/2

Getz ‘05 silver Pjk Baru VR15 lkp kond bagus Hub 08125180009 Harga Nego V.000949-23/1

Kjg Krista ‘00 Akh. Silver abu2 TV, DVD, VD,trwt 0811504575/3307013 (malam). Harga Nego V.001759-3/2 Honda City Z ‘01 Akh Merah Tua Met, pjk baru, ban br manual brg bgs 7192115. Harga Nego V.001713-28/1

SHM Komp Persada Ry II Sei Lulut No53 Jalur I Hub 081351580779. Harga 65jt Nego V.001825-4/2

Toko 1 Lt Lb4x12m Lt4x50m Jl Kebun Karet Hub 7233677 / 085951108787. Hrg 225jt Nego V.001635-6/2

Kia Picanto Manual. Hitam, PW, PS, body kit Hub 0511-7305277. Harga Nego V.001495-31/1

New CRV ‘03. Merah Met, orsnl, pjk baru bisa TT Hub 0511-7307456. Hrg 178jt Nego V.001051-31/1

G Vitara JLX Manual Th06. Ungu Met. Km 12rb-an var lkp 7424416/081349455802. Harga Nego V.001431-29/1

MERCY

Diswkn Bus AC/Non AC u/ Carteran. Jg Djl Bus ‘97/PS 0811517872/7194003 Harga Nego V.001516-30/1

Timor ‘96 Akhir Ex Wnt merah Ferari AC RT VRKondmemuaskan6102244/0812505746 Harga Nego V.001395-27/1

FORD

CHEVROLET

Ford Ranger Double Cabin Th02. Silver, Velg Racing Hub 087816186049. Harga Nego V.001490-30/1

Chev Zafira Th01. Hitam, AC, tape, PW,bs TT Hub 08115007118/3354464. Harga 85jt Nego V.001649-1/2

Kuda Exceed ‘00. Abu2 Met,PS, PW, CL,BR,AC dgn orsnl klng 08125017049. Harga 89jt Nego V.001653-1/2

L200StradaTh04.Hijau-Silver,OrsnlCat.Djmn 100%TdkPrnhkeTambngHub0511-7576707 Harga Nego V.009148-31/1

Diswkan Bus Pariwisata AC 27 & 35 Seat 7309399 /08115008280(DVD,Reclinng Seat) Harga Nego V.001385-17/2

A L AT B E R AT

Land Cruiser VX ‘96. Hijau Met, full var sprtbrVRadial16x10x35Hub081519000214. Harga Nego V.001836-2/2

BANJARBARU

T52 Lt135m2 Jl Dahlia Raya I Komp Benawa Indah Lestari Bjb 08125017557. Hrg 145jt Nego V.001640-27/1

Over krdt X Over‘08. Htm sisa 31x bns acesoris 5jt Hub 7626074 / 081953204884 Harga Nego V.000-29/1

L300 Pick Up ‘01 barang bagus siap pakai Hub 0511-7239117 Harga Nego V.001311-27/1 Mits Dump Truck PS-120 ‘04 siap pakai Hub 0811517848 Harga Nego V.001312-27/1

Kijang SGX Th00. Pajak baru diisi Hub 087815208009. Harga 95jt Nego V.000-31/1 Jazz Fit Th02 Matic. Hitam, fas lkp AC audio Hub 0511-7518118.Bs TT Harga Nego V.001393-29/1

Rmh Jl S Adam Komp Bumi Lestari Hijau No39 Rt44 Bjm. Hub7453718 TP. Hrg 200jt Nego V.000-2/2

Forsa G2 Th87. Merah, fas lengkap Hub 0511-7243801 / 08125015364. Harga Nego V.001662-27/1

V i s t o‘0 1.H i t a m M e t a l i k , O r s n l,A C ,P S , P W, DV D,H u b .0 8 5 8 2 1 0 9 7 8 9 5 V.001435-27/1 Harga Nego

Mits TS 120 SS Station Th05 Akh. Merah Met, asli Bjr Hub 08125198015. Harga Nego V.000-2/2

Tyt All New SEG Matic Bln Des ‘00. Coklat Met, audio+CD Km68rb 085248685399. Harga Nego V.001827-5/2 Jual cpt Honda Jazz ‘05 Hitam, mls Km 25rb Hub 0511-7420569 / 7319270. Hrg 125jt Nego V.001684-29/1

Dikonf Jl Tirta Dharma (PDAM) Komp Bersama Rt30 Hub 08125105511/7494711. Harga Nego V.001847-31/1

Escudo 20i Th01. Silver PS, PW,CL, TR, VR,BR,AC dgn,Ist 08125017049. Hrg 116,5jt Nego V.001607-1/2

L-300 Pick Up Bensin Th88 Hijua, barang siap pakai Hub 0511-7759227 V.000835-30/1 Harga Nego

Merk Hitachi Type Ex-200-3 Th95. Hub 085249670716 (Bpk Ubun) TP. Harga Nego V.001539-27/1

Merk Caterpillar Type 120 B Th93. Hub 085249670716 (Bpk Ubun) TP. Harga Nego V.001540-27/1

ISUZU

SPD MOTOR

Panther PU Th96. Warna Putih Hub 08125004785. Harga Nego V.000-29/1

Tossa ‘07 Bak panjang pake Gardan Hub 05116225344/7585222 Harga Nego V.001511-31/1

Panther Th91 Tbr seperti Royal Plat KT bisa TT Hub 0511-7555759. Hrg 36,5jt Nego V.001413-30/1

HondaTiger Revo Modif ‘07 (Okt).Merah Ferari Km ± 1800 Hub 0811519449. Harga Nego V.001436-27/1

Panther LS Des Th04. Coklat MD, orsnl AC double bs TT Hub 7334823. Hrg 125jt Nego V.000977-28/1

CBR 150 R Merah-Biru-Htm. R stock Hotpipes Motor Shop 3364848/3364761-62. Cash / krdt V.001806-4/2

Kijang LX Th04. Hitam, fas AC, tape, PS, VR Hub 0811517482. Harga Nego V.001642-28/1 Honda City Vtec ‘04 akh manual hitam Hub 0511-9027899 Hrg 132,5Jt Nego V.001565-2/2

Escudo JLX Th 97 Merah Hati, fasilitas lengkap tape audio Hub 0511-7332296. Hrg 87,5jt Nego V.001430-1/2

Mits Galan V6 Th94. Hub 08125 101980. Harga 50jt Nego V.000-30/1

Hnd CRV Manual Th05 Akh. Hitam, full var Hub 7468640 / 081352778979. Harga Nego V.000-4/2

New Galand Th00. Matic Full audio, bd kit,mulus TV3 VR18 08152147044. Harga Nego V.001317-30/1

Escape 4x2 Th05 Matic. Hitam Met AC,TP,VR,kalng asli Bjm 0511 7415006 Harga Nego V.001513-27/1

VOLVO

Kjg LX ‘03 Biru met body kaleng var lkp trwt Hub 0511-7423599 TP Hrg Nego V.001564-28/1 Hnd City VTech Matic Th05. Hitam, var orsnl bs TT 081349485777/7485777. Harga Nego V.001514-27/1

D A I H AT S U

TOYOTA

Volvo 960 Turbo Th97. Putih, kond sgt memuaskn Hub 7158171/0811517317. Harga Nego V.001763-13/2

BMW

Avanza 2005 asli bjr silver asuransi all risk lk 8 bln full ass Hub081351818170 Hrg 123jt Nego V.000-29/1

Grand Max D1.3 Th08. Biru Met, AC, tape, VR Hub 081251235671. Harga 92jt Nego V.001799-3/2

Kjg LGX ‘03 New Model Met AC dgn, PS, PW,CL,TR,br pjk br ist 08125017049. Hrg 128jt Nego V.001817-3/2

Taruna FGZ Th02. AC dbl, Coklat Muda orsnl brg mls Hub 0511-7408844 bs TT. Harga 92jt Nego V.001770-29/1

Honda Estilo 1.6cc Th94. Hitam, siap pakai Hub 087816186049. Harga Nego V.001480-30/1

Swift 05/06 Built Up. Hitam, full var, audio orsnl Km rndh 085248087086 / 7245018. Hrg 137jt Nego V.001482-30/1

Indopura Tours swkn bus 29 sext AC Hub 0511-3305180/08164551759. Harga Nego V.001032-13/2

BMW 318i Th00 Akh. Silver, trwt, an sndr orsnl Velg 20” Hub 081348484851. Hrg 175jt Nego V.001641-29/1

New Honda Jazz Ready stockDP mulai 40jt-an sgr Hub SALLY 0511-7468158 Angs 5jtan V.001359-18/2

Sambungan dari Halaman 23 ... RENTAL/CARTER

RENTAL/CARTER

RENTAL/CARTER

ALAT BERAT

DIJUAL RUMAH

DIJUAL RUKO

RUPA-RUPA

CV.RAYYAN ANUGERAH: Avanza, Innova,Jazz,Stream,Strada,P.brg/ Jasa. 0511-7610693/085821120 693.

TRITRANS RENT CAR 08115045197361595-4708087-085752241423. Innova,Avanza,Strada,Ranger,4WD, Jazz,APV,antar jemput Bandara.

ADITYA Specialist 4x4 DCabin Car Rent Services. Sedia Ford Ranger ’08,Strada L200 ’06,Triton,Mazda 4x4. Hub.081351913300,085821043003.

BU Alat Berat Dozer D-85E-SS-205 unit operasi ditambang Arutmin Batulicin. Hubungi Bp.Rudy 08113107 755.

Cpt rmh strgs cck u/ rmh, ktr 2lt, 3kt, 2km,gra PLN,PDAM,AC JlTrikora Komp SuryaKencana IV Blok E Bjb Hubungi 085269994000/081952948 234.

Dijual Ruko 2 lantai Jl.A.Yani Km.31,5 & Jl.Panglima Batur Bjb. Hub. (0511) 7423155-081349496155.

Sedia Ban baru & Velg Racing u/Mbl Anda di ANEKA BAN Jl.A.Yani Km.37,5 Sei.Paring (0511) 7402811.

820069

MUTIARA RENTAL 7493322 / 05113259636/7523377/0811519649 sedia Innova, Krista, Avanza, Terios hrg sewa nego. 9100754

BENAWA PUTRA RENTAL CAR BANJARBARU (0511) 7594220, 4781111,4782222 Hunting. 911076

CV.LINGGANG Innova,Avanza, Xenia,Kuda,Terios,Jazz,Livina X Gear, Fortuner,L.Cruise 4x4 7641976/ 7646688/081349443838. 140109D

NAJMA RENT CAR mnydkn: Avanza, Xenia,Innova,hran,jam2an khusus Avanza dlm kota+Spr hrg.nego. 7575317/081348232490. 911128

AL-BANJARY RENTAL menyewakan Avanza/Xenia ’09 bs jam2an/hr/mg/bln. Hub. 0511-3269223 / 7081560 promo.

160109F

#A.J# RENTAL Khusus 4x4 Double Cab. Strada L200 Ford Ranger, Everest,blnn/hran. Hub. 7717268/ 081348080498. 911329

KENCANA JAYA RENTAL . Sedia Avanza,Xenia,Innova. (0511) 7553390/081348309030. 911391

ZAHRA RENTAL 081351461078, Avanza, Panther,APV,Taruna,Kjg Kapsl murah antar P.Raya,Sampit, Batulicin. 911403

Tarif murah PASHA RENTAL BJM menyewakan Avanza G VVTi Th.07/ 08 hr-an/bln-an. Hub. 7070040/ 08565 1123769.

SATRIA RENT CAR 4x4: Ranger/ Strada/Triton ’07 (850rb/hr), Fortuner ’08, Innova, Avanza, Xenia ’09 (khusus LSX/LGX/Krista:4,5jt/bln - 250rb/hr) 7400689,7400688.

DICARI

260109D

010109

Dicari Gudang tak terpakai utk disewa/kontrak Area Banjarmasin ukuran 50x30m2 Hub 0511-62000 68. 911821

260109A

Disewakan Exavator FC 50, 75, 128 & Bomax 2 Ton, 3,5 Ton. Berminat Hub Iyan (08125052451), Sobri (0811500 699)

OBAT/JAMU Teteskan Herbal Aini khasiat membersihkan, menormalkan min plus, silinder, katarak mata, agen daerah 7308543/7406606 220109-A

MESIN/SPARE PART Mesin Potong Kertas DQ-201 asli RRC & Offset Ryobi 2800 CD-(A3). 0811505251/ 3272552. 911760

911597

Menyewakan Pick Up Box muatan luas, utk pengangkutan/pengiriman brg/ pindahan dsb. Hny 275rb/hr sdh termasuk Sopir. Hub. 6210777, 4311305.

911787

911720

ALAT BERAT Disewakan Wheel Loader Komatsu WA 350-3 , kondisi istimewa. Hub.081 25120120.

DP 11jt Type 50 model minimalis bns pagar tralis lok. Jl.Bina Putra Blok C Gt.Payung . Hub.PT.Berkat Tawakal. 4722776,7466800,7355 563,74 183 33,7167769/0811501230,08125102 2055,0818715664. 911467

Djl.cpt rmh siap huni strgs Lt.1100m2 Lb.180m2 Jl.Sidodadi 2 Loktabat Bjb. Hub. 4784612/081351456515 nego TP.

BANJARBARU

911772

DIJUAL TANAH

LOWONGAN PRIMAGAMA BANJARBARU perlu Guru Kimia syarat: D3 / Mhs / S1. Domisili: Bjb/L.Ulin. Lamaran & CV ke PRIMAGAMA Jl.A.Yani Km.35 plg lmbt 29-1-09.

Tanah kav.siap bgn.10x20 lok. Palm Sei.Rancah & Jl.Aneka Tambang dkt lok.Perkntrn Prov. 7411704-08575 100555. 911717

911636

Dijual Ruko 2 Lt Jl Panglima Batur (Seberang Masjid Kanzul Khairat) Hub 0511-7577151. 260109C

RENTAL/CARTER CAHAYA RAHMAN RENTAL MBL mlyn sw mbl jam2an,droping hr-an antr/jmpt Bandara 0811501129/7454999/ 7505553. 900198

TA N J U N G Djl.tnh Jl.Tanjung Permai 100m dari Ktr PPP Tanjung Lt.370m2. Hub.0813 51080212. 911637

911487

S U R A B AYA MESIN MURAH EX JAPAN Bubut, Skrap,Fres Milling,Compressor, Crankshaft,Kolter,Honing,Forklift. MAJUJAYA (031) 7493838-5858. Fax.7493939. 6578SBY

M A R TA P U R A

J A K A R TA

DIJUAL RUMAH

911750

900625

911803

WAHANA TRANS Xenia ’08 bisa jam2an,harian,bulanan.Hub. (0511) 7482585/(0511) 6164070.

KRISTA TRANSPORT Terima carter/ rental dlm/luar kota. Antr jemput Bandara dll. Hub. (0511) 7684441 Bjm.

Disewakan Excavator PC 200-7, Wheelloader WA 350 & Wheelloader WA 200. Hub. 7400959/08134947 6376.

PRIMAGAMA L.ULIN perlu Guru B.Indo syrt: D3/Mhs/S1 dms: L.Ulin. Lmrn& CV ke PRIMAGAMA Jl.A.Yani Km.24 plg lmbt 29-01-09.

Kursus mengemudi 2 hari jamin bisa Instruktur sgt pengalaman. ALFISYA Jl.Biduri No.12 AMACO Bjb. (0511) 7318393-0813518386 88.

911251

911734

911531

911804

911378

911098

911228

DIJUAL TANAH Tanah 12,5x50 dpn Jl.P.Antasari Cempaka samp.SD Batuah dkt Polsek Pagatan Tanbu . Hubungi 0812 50000 44.

MESIN/SPARE PART

DIJUAL TANAH

Hanya DP 5,5jt dptkan rmh T.36 DP 10jt T.45 mdl minimalis,bonus pgr tralis lokasi Jl.Sekumpul Indrasari . Hub. PT.Berkat Tawakal 0511-4722776, 7466800,7355563,7418333, 081150 1230, 081251022055,0818715664. 7167769.

KURSUS

311208D

TA N A H B U M B U

RUPA-RUPA Khusus Kristen gratis,bk “Benarkah Alkitab Dipalsukan?” surati ke PO. BOX 6892 Jakarta-13068, www.thegood-way.com,www.fica.org, www. memritv.org,www.yabina.org, www. sabda.org,E-mail:jar@indo.net.id. 900288


26

SELASA

27 JANUARI 2009 / 30 MUHARAM 1430 H

TAMBUN BUNGAI

Banjarmasin Post

Usulkan IPDN Regional Kalimantan

BPOST/SUT

Hj Permana Sari Anggota DPD RI Utusan Kateng

PALANGKARAYA, BPOST - Meski pemerintah pusat tidak memilih Kalimantan dalam pembentukan Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) Regional, namun perjuangan untuk mewujudkan hal itu terus digaungkan. Kalimantan yang terdiri dari empat provinsi dengan wilayah yang sangat luas dinilai

sudah layak memiliki IPDN sendiri. Anggota Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia (DPD RI), Hj Permana Sari mengaku sangat mendukung pembangunan IPDN Regional Kalimantan. Karena itu dia mendukung agar usulan tersebut tetap diperjuangkan di pusat. “Kalimantan begitu luas. Dengan potensi sumber daya manusianya yang ada harusnya juga punya IPDN Regional. Kenapa cuma di daerah lain yang dibangun? Padahal sudah ada alternatif lokasinya yang disiapkan yaitu di Banjarbaru, Kalimantan Selatan,” katanya, Minggu (26/1). Seperti diketahui, pemerintah pusat melalui Menteri Dalam Negeri memutuskan pembentukan IPDN Regional atas di Bukit Tinggi (Sumatera Barat), Palembang (Sumatera Selatan), Makassar (Sulawesi Selatan) dan Manado

(Sulawesi Utara). Keinginan agar dibentuknya IPDN Regional Kalimantan, kata dia, menjadi salah satu keinginan bersama yang terungkap saat pertemuan empat gubernur di Kalimantan belum lama ini. Dia berharap perjuangan untuk mewujudkan keinginan itu terus digaungkan hingga bisa terealisasi. “Semua sektor yang berkaitan sudah dimiliki Kalimantan, tinggal bagaimana kesempatan yang diberikan guna melakukan pembenahan. Ini untuk membantu peningkatan sumber daya manusia di Kalimantan,” tambah menantu mantan Gubernur Kalteng, H Asmawi Agani itu. Hal senada diungkapkan anggota DPRD Provinsi Kalteng, Arief Budiatmo. Menurutnya, dasar pembentukan sudah ada yaitu kesepakatan empat gubernur se-Kalimantan.(sut)

BANJARMASIN POST/FATURAHMAN

LIBURAN IMLEK- Bagi sebagian warga Kota Cantik Palangkaraya Kalimantan Tengah Perayaan Hari Raya Imlek tidak hanya dihabiskan di rumah, hari libur nasional tersebut malah diisi dengan berekreasi di taman hiburan atau taman wisata, Senin (26/1).

Honor Guru TK Cuma Rp 60.000 PALANGKARAYA, BPOST- Perhatian Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalteng untuk sektor pendidikan, khususnya di daerah pedalaman harus lebih ditingkatkan. Termasuk, kesejahteraan guru yang berstatus honor di lembaga pendidikan swasta. Seperti di Desa Tabak Kanilan Kabupaten Barito Timur, saat ini masih ada guru Taman Kanak-kanak (TK) yang hanya menerima gaji antara Rp 20.000 sampai Rp 60.000 per bulan. Hal itu terungkap saat rombongan anggota DPRD Provinsi Kalteng dari daerah pemilihan (dapil) IV reses ke kawasan itu. Juru bicara tim dapil IV, Abdul Hadi mengaku sangat prihatin pada kondisi seperti itu. Apapun alasannya, gaji sebesar itu sudah tidak layak lagi di tengah tingginya harga kebutuhan hidup saat ini. “Pemerintah diharapkan memperhatikan kesejahteraan guru TK di Desa Tabak Kanilan itu. Selain itu kiranya mereka dapat diangkat statusnya dari tenaga honor menjadi pegawai negeri si-

pil,” kata Abdul Hadi. Dia berharap masalah tersebut menjadi perhatian pemerintah kabupaten maupun provinsi. Tidak terkecuali sarana pendidikan yang dinilai masih perlu perhatian. Seperti TK di Desa Pulau Padang Kabupaten Barito Timur yang belum memiliki gedung sehingga proses belajar-mengajar dilaksanakan di kantor desa setempat. Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Kalteng, Hardy Rampay mengatakan pemerintah daerah terus berupaya meningkatkan kesejahteraan guru. Namun untuk guru honor di bawah naungan yayasan, diakuinya bantuan yang diberikan masih terbatas. “Kalau Rp 60.000 itu mungkin gaji guru honor. Kalau yang sudah diangkat, kesejahteraannya cukup bagus.

Untuk honor, mereka di bawah naungan yayasan. Tapi ini juga tentu menjadi perhatian kami di provinsi dan kabupaten,” katanya, Senin (26/1). Untuk peningkatan kesejahteraan guru, kata Hardy, saat ini ada program serti-

fikasi bagi guru yang statusnya PNS dan non PNS. Mereka yang sudah lulus sertifikasi akan mendapatkan tunjangan satu kali gaji pokok ditambah tunjangan dari pemerintah daerah masingmasing. (mgb)

Wajar Sembilan Tahun Harus Tuntas DINAS Pendidikan Provinsi Kalteng menargetkan program wajib belajar (wajar) sembilan tahun harus tuntas akhir tahun ini. Kepala Dinas Pendidikan, Hardy Rampay mengatakan untuk mendukung program tersebut, salah satunya dengan memaksimalkan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS), yang diharapkan mencapai tujuan terlaksananya pendidikan gratis di Kalteng. Tahun ini dana BOS cukup besar yaitu Rp 570.000 per orang per tahun bagi siswa SMP. Sedangkan untuk siswa SD sekitar Rp 400.000 per tahun. Tidak hanya untuk sekolah negeri, sekolah swasta di bawah yayasan yang memiliki badan hukum pun akan mendapatkan dana BOS. “Peningkatannya cukup signifikan dibanding tahun lalu dan ini tujuan akhirnya adalah pendidikan gratis. Untuk wajib belajar sembilan tahun di Kalteng, masih ada empat kabupaten yang belum menyelesaikan. Tapi kami optimistis sampai akhir tahun nanti semua tuntas karena perkembangan di Kalteng cukup bagus dibanding daerah lain,” pungkas Hardy.(mgb)

Petani Karet Pilih Kerja Serabutan Q Harga Karet Masih Anjlok PALANGKARAYA,BPOSTMasih anjloknya harga jual karet di pasaran berdampak pada sepinya transaksi di Kalteng. Sebagian warga penyadap di pinggiran Sungai Kahayan Palangkaraya memilih berhenti sementara menyadap, menunggu harga kembali stabil. Karno, warga Bukit Rawi, Palangkaraya, Kalteng, Senin (26/1) menuturkan, sejak krisis global dalam tiga bulan terakhir dia berpindah profesi sebagai pekerja serabutan. Menurut Karno harga karet saat ini turun drastis. “Dulu harga karet per kilogram bisa mencapai Rp 9.000 sampai Rp 14.000. Sekarang hanya berkisar Rp 3.000 sampai Rp 4.000,” ujarnya saat ditemui di rumahnya di bantaran Sungai Kahayan. Jika menjual kepada tengkulak, lanjut Karno harganya malah makin jatuh. Satu kilogramnya hanya dihargai Rp 2.000. Makanya lebih baik kerja serabutan dulu, menunggu harga karet stabil,” ujarnya. Petani karet di Palangkaraya benar-benar terpukul setelah harga jual karet anjlok di pasaran. Namun, beberapa warga nekat menjual karet mereka kepada tengkulak, meski harganya jatuh. Darlan, warga Bukit Rawi mengatakan, setelah harga

karet di pasaran anjlok dari Rp 9.000 menjadi Rp 3.000 per kilogram, dia tidak lagi menjual karet langsung kepada pengusaha di Banjarmasin. Alasannya, kerugiannya jauh lebih besar karena tidak sebanding dengan biaya transportasi. “Bila terpaksa, kami menjual kepada tengkulak yang datang dan mengambil langsung ke kebun kami meski harga jualnya hanya sekitar Rp 2.000 sampai Rp 2.500 per kilogram,”tuturnya. Kepala Dinas Kehutanan dan Perkebunan Kota Palangkaraya, Asmat Limbong

mengakui banyaknya petani yang terpaksa menjual karet ke tengkulak, meskipun harganya jauh rendah dari yang diharapkan petani setempat. Dia berencana mempertemukan petani karet dengan investor setelah pabrik pengolahan karet di Jalan Tjlik Riwut km 45 beroperasi, agar petani tidak lagi menjual kepada tengkulak dengan harga rendah. Namun sayangnya, kata Asmat hingga saat ini pabrik tersebut, belum bisa dibangun karena kendala tata ruang wilayah setempat yang belum jelas. (tur)

Bagikan Bibit Gratis BUPATI Kabupaten Kotawaringin Timur, HM Wahyudi K Anwar, Senin (26/1) mengatakan telah memberian bantuan bibit karet gratis pada 2008, ketika harga karet di pasaran dunia turun. “Meski terkena dampak krisis keuangan global, petani karet di Kotawaringin Timur tetap melakukan penanaman. Tapi untuk karet yang siap dipanen mereka memilih tidak BPOST/DOK Wahyudi K Anwar menjualnya dahulu sampai harga Bupati Kotim karet stabil,” uajarnya. Menurut Wahyudi, upaya revitalisasi kebun karet seluas 12 ribu hektare yang ditargetkan tahun 2008 lalu pun tak bisa dijalankan, karena belum mendapatkan dukungan dari pihak perbankan yang menerapkan syarat terlalu rumit bagi petani. “Rencana kami untuk memberikan pupuk pun tak bisa dilakukan karena dana APBD tidak tersedia.Kami hanya bisa memberikan bibit karet gratis,” ujarnya.(tur)


Elle Macpherson

Kencani Millioner Inggris SUPERMODEL seksi asal Australia, Elle Macpherson baru saja menemukan tambatan hati baru, seorang milioner tampan bernama Damian Asinall. Model cantik berkaki indah dan jenjang ini terlihat berjalan mesra dengan Asinall di sebuah gedung teater di sudut kota London, barubaru ini. Keduanya terlihat begitu mesra dan sempat menjadi pusat perhatian banyak orang. Dia dan Asinall terlihat saling berpegangan tangan dan sesekali saling mendekatkan badannya ke pasangan. Cewek kelahiran 29 Maret 1964 ini selain menekuni dunia model juga dikenal sebagai aktris dan wanita karir. Elle menekuni sejumlah bisnis yang dia kelola bersama sejumlah temannya. Era 1980-an sampai awal 2000-an merupakan era kejayaan Elle sebagai supermodel dunia. Wajah cantiknya pernah lima kali menghiasi sampul majalah bergengsi Sports Illustrated Edisi Swimsuit di tahun (dic/fin) 1980-an, 1990-an dan 2000-an.(dic/fin)

● Gossip of the Day! Banjarmasin Post

PERSDA NETWORK/ISMANTO

TAHUN baru Imlek datang lagi. Itu artinya ada kemeriahan dan keceriaan yang beda di rumah Sandra Dewi di Kompleks Taman Ratu Indah, Jakarta Barat. Suasana itulah yang terjadi pada Minggu (25/1) malam sampai Senin (26/1) dinihari lalu saat aktris sinetron dan model berdarah Tionghoa BangkaBelitung ini menyambut malam pergantian tahun Imlek 2560. Sandra Dewi merayakannya dengan berkumpul bersama

keluarga besarnya. Bagi Sandra, bisa berkumpul bersama keluarga besar merupakan kebahagian yang sangat berharga bagi dirinya. Pasalnya, aktivitasnya yang sangat padat membuatnya susah buat bisa bertemu dengan seluruh saudara dan kerabatnya di satu kesempatan bersama-sama. Karena itu, ketika di tahun baru Imlek ini dia bisa merayakannya bersama kedua orangtua dan dua adiknya, Sandra menjadi begitu happy. “Pekerjaanku sekarang lagi

SELASA, 27 JANUARI 2009

membludak. Selain nggak bisa pulang kampung, aku juga nggak ikut persiapan untuk menyambut Imlek tahun ini,” ungkap Sandra kepada Persda Network, Minggu (25/1) malam. Di perayaan Imlek kali ini, dia hanya sempat membelikan beberapa potong baju baru serta parsel yang dia bagikan ke kerabatnya. Aktris yang pernah bermain di film Tarzan ke Kota ini juga berbelanja kue-kue khas Imlek sebagai menjadi hidangan di rumah. Tidak lupa, pindang bandeng menjadi

HALAMAN 27

masakan khas yang selalu ada di kediaman Sandra setiap Imlek tiba. “Aku juga bantuin mami nyiapin angpao. Karena aku belum menikah, aku juga kebagian angpao. Karena budayanya itu, angpao dikasih ke anggota keluarga yang belum menikah,” katanya. Seperti tahun-tahun sebelumnya, Sandra memulai ritual perayaan tahun baru Imlek dengan mandi jeruk nipis. Menurutnya, ritual itu berguna untuk membersihkan diri.(Persda Network/mun)


28

Banjarmasin Post SELASA 27 JANUARI 2009

Pergulatan Karir Oka Antara di Dunia Akting

Nantikan Anak Pertama OKA Antara boleh diacungi jempol. Dia adalah satu dari sedikit aktor Indonesia yang berani menikah di usia muda.Oka menikahi presenter Rara Wiritanaya 2008 lalu saat usia Oka masih belum genap 30 tahun. Ditemui di sela menghadiri acara pernikahan Dennis Adhiswara di Hotel Bidakara, di kawasan Pancoran, Jakarta Selatan, Minggu (25/1), Oka menyatakan saat ini dia dan Rara tengah menantikan datangnya si kecil, buah cinta mereka yang kini sedang dikandung Rara. Rara saat ini tengah hamil tujuh bulan. Hasil pemeriksaan dokter melalui ultra sonografi (USG), calon anak mereka berkelamin perempuan. “Kemarin udah di-USG. Jenis kelaminnya cewek. Kita hanya berdoa semoga proses kelahirannya normal. Tadinya harapannya cowok, anak pertama. Tapi ya udah kita terima aja,” ungkap Oka. Selama proses kehamilannya, Rara tidak juga sampai ngidam yang aneh-aneh. “Kalau perbedaan fisik yang mencolok nggak ada, semua sama. Cuma dia sekarang jadi lebih gemuk,. Permintaan dia juga tidak aneh-aneh,” beber Oka. Sampai saat ini Oka dan Rara belum menentukan nama definitif untuk calon si kecil. Oka mengaku sudah memiliki beberapa alternatif nama, tapi pastinya, dia dan Rara sepakat akan menyematkan nama keluarga orangtua Oka, Antara, di nama calon putrinya itu. (fin/kpl)

Singapura. Naluri berakting yang kuat ternyata membawa putra bankir senior yang pernah menjadi direktur di sebuah bank BUMN ini untuk meninggalkan Singapura dan men-drop out-kan diri dari pendidikan S2 yang tengah ditekuninya untuk kembali bermain film. Aktor yang ketika kecil dan remajanya hidup berpindah kota mengikuti tugas dinas orangtuanya ini mulai mencicipi dunia akting ketika saat kuliah mendapat tawaran menjadi presenter acara MTV Jamz. Kemudian, tawaran berikutnya datang kepadanya menjadi presenter di Klab Disney. Kebetulan, cowok berdarah Bali yang penghobi olahraga basket ini berteman akrab dengan sineas Thomas Nawilis dan Awi Suryadi. Dari keduanya, bungsu dari tiga bersaudara ini mendapat tawaran casting sebuah film layar lebar yang sedang dibuat Thomas dan Awi. Film Gue Japok Jatuh Cinta jadi debut Oka di dunia film. Dia kemudian bermain di film Dunia Mereka garapan sutradara cewek Lasya Fauzia. Suami Lasya, Adrianto Sinaga kemudian mengajaknya bermain di film horor, Hantu. Sampai akhirnya Oka mendapat kesempatan casting lebih serius untuk film Ayat-ayat Cinta yang kemudian filmnya meledak di pasar dan melambungkan namanya. Kini, dunia film benar-benar menjadi tulang punggung dan tempat Oka mencari nafkah. (Persda Network/dicky fadiar djuhud/choirul arifin)

Tentang Oka Antara Nama Lengkap Lahir Pendidikan

: Oka Wisnupada Antara : Jakarta, 8 Juli 1981 : STIE Perbanas Jakarta, S2 di Singapura (tak selesai) Hobi : Basket Orangtua : Wayan Alit Antara dan Sri Ambarsih Kedudukan di keluarga : Bungsu dari tiga bersaudara Profesi : Model, aktor, penyanyi

FOTO: DICKY FDJ

KAPANLAGI.COM

Rara Wiritanaya bersama Oka Antara

NAMANYA mulai dikenal publik setelah mendukung film fenomenal Ayat-Ayat Cinta besutan sutradara muda, Hanung Bramantyo. Jauh sebelumnya, pria bernama lengkap Oka Wisnupada Antara ini pernah melakukan rekaman lagu dan merilis sebuah album bertajuk One Way di 2004 lalu. Begitupun saat Oka membintangi film Gue Kapok Jatuh Cinta, dia ikut menyumbangkan suaranya dan menjadi original soundtrack-nya. Kini suami dari presenter Rara Wiritanaya ini namanya mulai diperhitungkan namanya dan mulai disejajarkan dengan aktor-aktor muda lain seperti Lukman Sardi dan Fedi Nuril. Ditemui dalam suatu kesempatan akhir pekan lalu, Oka mengaku tak pernah muluk-muluk dalam menjalani karir di dunia hiburan. Kalaupun sekarang lebih banyak menekuni dunia akting, bukan berarti dia meninggalkan begitu saja dunia menyanyi yang dulu pernah dirintisnya. Suatu saat, janjinya, dia akan kembali sebagai penyanyi. “Pada dasarnya, sekarang aku menjalani pekerjaan yang ada di depan mata saja. Kebetulan pekerjaan yang ada sekarang memberi kesempatan lebih baik, ya aku jalani,” ujar pria kelahiran Jakarta, 8 Juli 1981 ini. Setelah film Ayat-ayat Cinta, kemampuan akting Oka diuji dalam film terbaru bertajuk Perempuan Berkalung Sorban. Di film ini Oka beradu akting dengan aktris cantik Revalin S Temat yang menjadi pemeran utama wanita. Meski karakter tokoh yang dia perani di film ini tidak berbeda jauh dengan karakter yang dia perani di film Ayat-Ayat Cinta, Oka tetap merasakan banyak hal baru yang dia dapatkan saat memerankan tokoh Khudori di Perempuan Berkalung Sorban. “Jujur saja di film Perempuan Berkalung Sorban ini aku sangat mengagumi tokoh Anissa. Berperan sebagai Khudori, memiliki tantangan tersendiri. Saya harus bisa mengolah emosi sedemikian rupa. Itu berat. Tapi, saya berhasil melampauinya. Mudah-mudahan akting saya tidak mengecewakan orang yang menontonnya,” papar Oka. *** Dunia akting bagi Oka bukan sesuatu hal yang baru. Setidaknya sudah delapan film layar lebar yang kini telah dia bintangi, termasuk film terbarunya Perempuan Berkalung Sorban. Dilahirkan di Jakarta 8 Juli 1981, Oka Antara menjadi bintang muda yang meniti karir akting dari bawah. Dia semula sempat meninggalkan dunia akting ketika melanjutkan pendidikan S1-nya di STIE Perbanas Jakarta menuju S2 di sebuah perguruan tinggi di

Tahun aktif aktif: Status : Istri : Album : Film

Sinetron

Arzetti Bilbina

Aku Hanya Membela Suami

PERSDA/ISMANTO

MODEL dan presenter Arzetti Bilbina mengaku mendapat ancam akan dilaporkan ke polisi karena perbuatan suaminya, Didit Setiawan, yang dituding melakukan penipuan dalam jual beli berlian. Arzetti sendiri mengaku tidak takut dengan ancaman tersebut. Ancaman itu datang dari perempuan bernama Nurul Badriyah, partner Didit dalam bisnis jual-beli berlian. Nurul sebelumnya telah mengadukan Didit ke Mabes Polri karena belum menunggak

utang jual-beli berlian sebesar Rp 10 miliar setelah mengambil perhiasan dari dirinya. Nurul pun mempolisikan Didit Setiawan karena dianggap menipu. Kepada media, Arzetti menegaskan suaminya akan melunasi semua utang tersebut dan berjanji tidak akan kabur. “Kemarin aku hanya membela suami. Tapi sekarang aku malah ingin dilaporkan serta diancam dan ditakut-takutin ingin dilaporkan di hadapan wartawan. Aku bilang nggak apaapa karena wartawan teman-teman aku juga.

Aku sih lillahita’ala saja,” ujar istri Aditya ini ketika ditemui di pusat perbelanjaan di Tangerang, Banten, Minggu (25/1). Arzetti sendiri ikut terseret oleh kasus suaminya itu. Gara-garanya, Nurul merasa tersinggung atas ucapan Arzetti sebelumnya yang merasa dia dan suaminya didzalimi oleh Nurul. Arzetti sendiri mengaku tidak akan melaporkan balik Nurul ke polisi. Dia memilih bersikap sabar dan berharap persoalan suaminya cepat selesai dan tidak

Aura Kasih

Tyas Mirasih

Adegan Syur dengan Lingerie

Spesialis Anak Band

BERMODALKAN tubuh seksi dengan tinggi badan yang profosional, artis pendatang baru Aura Kasih bisa dengan mudah mendapatkan peran utama di film Asmara Dua Diana. “Tapi di film ini aku harus buang jauh-jauh sifat Aura yang asli karena harus memunculkan sosok Diana yang centil, manja tapi cuek. Jadi tipe cewek penggoda,” ujar Aura, saat ditemui press screning Asmara Dua Diana, di Senayan City, akhir pekan lalu. Di film debutnya ini, akting Aura boleh dibilang cukup berani. Ada adegan di mana dia berakting dengan hanya mengenakan lingerie hitam yang memperlihatkan lekuk tubuhnya. Di situ, dia beradegan syur dengan lawan mainnya, Jamie Aditya. “Susah banget main di film ini, karena beda sama nyanyi. Di sini harus benar-benar akting gimana supaya lebih natural. Meskipun waktu syuting sedikit kaku, tapi bisa jadi lebih cair karena aku banyak dibantu sama kru,” ujarnya. Bagaimana dengan adegan bersama lingerie itu? “Lingerie itu harusnya lebih seksi, two piece. Tapi aku nggak berani jadi lingerie dalam film itu aku yang pilih untuk menghindari. Ya aku nggak berani aja kalau terlalu seksi,” beber Aura yang saat press screening ini tampil mengenakan rok mini dengan atasan tanpa lengan. “Jangan sampai deh (apa yang di film ini) terjadi pada kehidupan nyata aku, karena imej aku nggak seperti yang di film,” ujar Aura. (Persda Network/sis/mun)

ARTIS sinetron Tyas Mirasih boleh jadi menjadi satu dari sekian artis muda Tanah Air yang paling demen memacari anak band. Dari catatan rekornya, mereka yang Tyas pacari umumnya adalah vokalisnya. Anda tak percaya? Sebut saja nama-nama berikut ini, Lembu, vokalis band Club Eighties dan Bams, vokalis Samson. Mereka adalah para mantan Tyas. Sekarang, Tyas kembali menoreh catatan ‘prestasi’ baru, memacari vokalis band lain. Dia adalah Tria, vokalis band anyar asal Bandung, The Changcuters. Bahkan, gosip terbarunya, mereka sudah resmi berpacaran. Tyas dan Tria terlihat jalan bareng saat menghadiri pesta pernikahan sahabat mereka,

Dennis Adhiswara dan Nadia di Hotel Bidakara di kawasan Pancoran, Jakarta Selatan, Minggu (25/1) malam. Keduanya sebenarnya sempat mencoba menghindar dari kejaran wartawan. Tapi upaya tersebut gagal. Di hadapan kilatan blitz dan lampu sorot kamera, Tyas dan Tria pun tertangkap basah dan akhirnya bersedia dikonfirmasi. “Dari awal kita teman. Dia baik. Dia bisa dekat dengan lingkungan gue. Gue nggak lihat tampilan luar, dia itu seru. Dia dapat memotivasi gue,” ujar Tyas tentang Tria. Tria juga melontarkan pujian kepada Tyas. “Pertama kali gue kenal dia di Tarix Jabrix. Hubungan gue sama dia ya

2004 - sekarang Menikah Rara Wiritanaya One Way (2004), OST Gue Kapok Jatuh Cinta (2006) : Gue Kapok Jatuh Cinta (2006), Dunia Mereka (2006), Hantu (2007), Ayat-Ayat Cinta (2008), The Shaman (2008), Bestrien? (2008), Kick n’Love (2008), Perempuan Berkalung Sorban (2008) : Cinta Bunga, Cinta Fitri season 2 (fin/dic)

semakin melebar. Arzeti juga menegaskan dirinya tidak sampai menaruh dendam ataupun prasangka kepada Nurul yang mengancam akan melaporkannya ke polisi. Dia menambahkan, sejak awal dirinya ingin kasus ini diselesaikan secara kekeluargaan. “Dari awal aku nggak ada dendam. Pokoknya pasrah deh. Mudahmudahan persoalan ini cepat selesai. Aku juga nggak mau ada permusuhan dan kebencian. Aku minta doa saja semoga berjalan dengan baik. Kalau ditanya soal hukum aku nggak mau ngomong karena takut salah,” ujarnya lagi. (Persda Network/fin/ kompas.com/dth)

teman. Dia sesuatu yang hebat, orangnya asyik. Pokoknya keren. Karena gue suka yang kerenkeren,” puji Tria. Tentang kebiasaan Tyas yang gonta-ganti pacar anak bank, Tria juga pintar menangkis. “Justru enak. Dia sudah biasa sama anak band. Bagaimana sosialisasinya, bagaimana pendekatannya, nggak usah diajarin lagi,” ujar Tria enteng. Soal urusan ke yang lebih serius seperti menikah, Tria dan Tyas kompak menyatakan itu terserah nanti. “Kalau gue sih nggak mulukmuluk. Takutnya bilang A, nggak tahunya B. Kita nggak tahu ke depannya gimana. Lihat saja nanti,” kata Tyas. (Persda Network/fin/*)

PERSDA/ISMANTO

Seleb Flash PERSDA/KARINA

Pria Misterius AURA ternyata tidak suka dengan tipe cewek penggoda yang dinilainya terlalu agresif. Bagi perempuan yang pernah menjadi finalis Miss Indonesia 2007, cewek agresif itu terkesan memaksakan diri dalam mencari pasangan. Baginya, itu tak sesuai dengan pribadinya. “Aku nggak jelek-jelek amat. Kalau bisa mendapatkan cowok lebih santai, nggak harus sampai menggoda sedemikian rupa,” ujar Aura. Aura yang pernah digosipkan dekat dengan Ariel vokalis Peterpan ini mengaku tengah menjalin hubungan dekat dengan seorang pria. “Lagi dekat dengan cowok yang kerjanya juga di dunia entertain, baru sekitar dua bulan,” ungkapnya. Aura masih menutup rapat-rapat identitas pria tersebut. Dia hanya menyebutkan, sosok pria itu bukan dari kalangan artis. “Dia orangnya nice, entah produser, casting director, insyaallah kalau jodoh aku sama dia, amiinnn. Biar nggak digosipin lagi, aku udah capek. Yang penting serius, kalau aku udah sayang sama dia dan dia juga kemudian cocok ya udah. Aku sih pengen nikah muda. Targetku di usia 23 tahun, karena apalagi yang mau dicari. Kan ending-nya nanti juga menikah,” bebernya. (sis)

ANNE Hathaway memilih tiga karibnya, Emily Blunt dan Meryl Streep yang merupakan lawan mainnya di The Devil Wears Prada serta Kate Hudson, lawan main di film terbarunya Bride Wars, sebagai partner yang kelak akan menjadi pendampingnya saat dia menikah dan menjadi pengantin di hari resepsi. Aktris yang kerap bermasalah pada kencan pertama itu mengaku tidak akan buru-buru menikah. Tapi dia juga mengaku punya alasan ISTIMEWA khusus mengapa melibatkan ketiga sahabatnya itu untuk memeriahkan hari pernikahannya kelak. KARIR Beyonce sebagai penyanyi membuatnya ikut mencinta karya seni yang ternyata juga menular ke suaminya, Jay-Z. Hal itu diakui Jay-Z sendiri belum lama ini. Dikutip Contactmusic, Jay-Z kini tengah gandrung memborong berbagai kar ya seni. Dia mengaku minat barunya ini sekadar mengikuti kata hati dan mengikuti hobi istrinya. Tapi dia buru-buru menyebutkan bahwa koleksi benda seni yang dia ISTIMEWA miliki masih belum ada apaapanya jika dibanding koleksi yang dimiliki kolektor seni lain.

IRA Wibowo punya perhatian tinggi terhadap kesehatan reproduksi. Dengan statusnya sebagai duta kanker serviks, Ira kini sedang memantau tren perkembangan penyakit ini dari tahun ke tahun di Indonesia. Sejauh ini Ira mengaku belum menemukan data akurat terbaru tentang jumlah penderita penyakit ini, termasuk yang terdata di awal 2009 ini. Istri musisi Katon Bagaskara ini kerap menghadiri berbagai ISTIMEWA acara seminar dan diskusi membahas penyakit kanker serviks. Ira juga memasukkan informasi mengenai penyakit ini di blog facebook-nya. Hasilnya, cukup banyak masyarakat yang tertarik mengetahui lebih dalam penyakit ini. Perkembangan positif itu membuatnya senang, karena menunjukkan kaum perempuan mulai peduli MOLL Y Ringwald, aktris Hollywood era 80-an MOLLY meluncurkan sebuah buku baru yang menceritakan bagaimana rasanya menjadi seorang wanita di usia 40 tahun. Artis yang masih terlihat cantik dan pernah laris membintangi film remaja di era 80-an, Pretty in Pink dan The Breakfast club ini di bukunya menulis, usia 40 tahun merupakan usia yang tepat untuk menemukan jati diri yang baru. (Persda Network/dic)

ISTIMEWA

c m y k


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.