Banjarmasin Post - 10 Februari 2009

Page 1

Banjarmasin

28 HALAMAN

Post

DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI

RP 3.000

‘Palui’ Bergelar Doktor KHAIRIADI ASA

SEMUA urang Banua kenal dengan si Palui. Tokoh rekaan yang tiap hari tampil di Banjarmasin Post (BPost) itu bak ikon Kalsel. Si Palui selalu menyajikan kisah yang menggelitik, lucu, menghibur, namun sarat dengan informasi tentang kehidupan masyarakat. Tak hanya di Kalsel dan Indonesia, sosok si Palui bisa dikatakan telah mendunia. Banyak e-mail dari masyarakat

Banjar di luar negeri yang menyatakan selalu rindu membaca kisah-kisah si Palui. Nilai-nilai budaya Banjar yang muncul dalam setiap kisah si Palui juga mengantar Zulkifli Musaba meraih gelar doktor di Universitas Negeri Malang, Jatim. Jumat (6/2) lalu, dosen FKIP Universitas Lambung Mangkurat (Unlam) Banjarmasin itu berhasil mempertahankan disertasinya yang berjudul Nilai Budaya Banjar dalam Cerita si Palui.

NO. 12460 TH XXXVII/ ISSN 0215-2987

Puluhan Truk Tertahan Cabe tiung Cabe besar Brokoli Wortel Kol Kentang Tomat Sawi putih Bawang Prei Bawang Merah

Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp

40.000 30.000 25.000 20.000 12.000 12.000 12.000 15.000 25.000 15.000

Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp

15.000 20.000 15.000 8.000 5.000 8.000 8.000 6.000 18.000 9.000

BANJARMASIN, BPOST - Senin (9/2), Terminal Pelabuhan Bandarmasih dipenuhi truk. Berbaris hingga keluar area terminal tersebut. Diperkirakan, lebih dari 50 truk yang mengantre di kawasan tersebut. Tak ada aktivitas yang dilakukan para sopir dan awak truk. Ada yang jalan-jalan, duduk-duduk sambil mengobrol atau tiduran di dalam truk. Supriyono salah satunya. Wajah pria yang tinggal di Situbondo Jawa Timur ini menyemburatkan rasa lelah. Di depan pintu truk yang dibiarkan terbuka, dia asyik menelepon melalui ponsel. “Ya, inilah yang bisa dikerjakan, selagi menunggu kapal datang. Kita telepon-teleponan dengan anak dan istri di rumah,” ujarnya. Hal 14 kol 4-7

Sumber: Pedagang Pasar Antasari

Hal 14 kol 1-3

Tewas Saat Opspek Ilegal

MERIAHKAN CAP GO MEH

Keluarga Tolak Jenazah Diautopsi BANDUNG, BPOST- Nama besar Institut Teknologi Bandung (ITB) tercoreng. Kegiatan opspek (orientasi program studi dan pengenalan kampus) ilegal di Fakultas Teknik Sipil merenggut korban jiwa seorang mahasiswa.

PERSDA NETWORK/ DHONI SETIAWAN

Aksi kesenian dari Suku Dayak, Kalimantan, ikut tampil dalam perayaan Cap Go Meh di kawasan Glodok, Jakarta, Senin (9/2). Cap Go Meh merupakan hari terakhir rangkaian perayaan tahun baru China.

“Ini Adalah Neraka” Korban Kebakaran Terus Bertambah SYDNEY, BPOST - Korban tewas akibat kebakaran semak di negara bagian Victoria,

Australia sudah melebihi 100 orang. Hingga Senin (9/2) malam, dilaporkan sebanyak

SI PALUii

Bahkan, untuk menghidari terjangan api itu, satu keluarga terpaksa berada di dalam waduk selama enam jam. Menurut petugas, mayoritas korban tewas berada dalam mobil dan rumah. Hal 14 kol 4-7

Menurut Kapolresta Bandung Barat AKBP Purwolelono, berdasar informasi yang diperoleh dari panitia, di tengah perjalanan, Dhi-

SENIN (9/2), sivitas akademika Intitut Teknologi Bandung (ITB) berduka. Hampir semua mahasiswa kaget mengetahui ada ‘saudara’ mereka yang ‘pergi’ mendadak. Tiga karangan bunga duka dipajang di gerbang kampus. “Setahu kami opspek sudah nggak ada. Kegiatan ada, tapi nggak pake (kekerasan) fisik,” kata mahasiswa Seni

Jarang ada polisi, namun lalu lintas tetap tertib. Itulah kesan pertama yang langsung tertanam di benakku saat berkeliling Kota Singapura. Andaikan itu terjadi di Banjarmasin.... ering kudengar ketertiban menjadi ciri khas negeri yang didirikan Thomas Stamford Raffles itu. Berkat mengikuti jelajah Wisata BPost, aku bisa membuktikannya. Jawabannya, kabar itu tidak salah. Meski di tempat publik, sangat sulit ditemukan orang merokok, membuang sampah atau saling menyalip kendaraan secara seenaknya. Traffic light tak sekadar pajangan. Para pejalan kaki pun tak sembarangan menyeberang jalan. Bahkan, mereka juga tak berani memetik tanaman penghias kota yang

S

Hal 14 kol 1-3

- Kesah si Palui jadi desertasi doktor, Lak-ai + Biar dusun, intelek sakalinya, Nang-ai Anang Gayam

15:57

18:44

19:56

bertebaran di median jalan. Pesona itu kulihat dari balik kaca bus wisata yang mengantar kami menuju ‘bukit’ Mount Feber. Dari sini, pemandangan Kota Singapura terlihat dengan jelas. Lanskap kota itu kian terhampar di depan mata saat menaiki kereta gantung. Puas menyaksikan wajah Kota Singapura dari atas, kami kembali melanjutkan perjalanan ke kawasan China Town. Ternyata dekat, hanya 15 menit dari Mount Feber. Kami pun seakan dibawa ke pusat perbelanjaan Mangga Dua dan Glodok di Jakarta. Geliat kehidupan ala negeri China, benar-

DJALI RAHMAN

ROMBONGAN Jelajah Wisata BPost 2009 mengikuti galadinner di kapal Star Cruises.

benar terasa di kawasan China Town ini. Dan, yang pasti harga-harga suvenirnya lebih murah dibanding tempat-tempat lain di Singapura. Puas ‘menyatu’ dengan ke-

yanto jatuh karena kecapaian. Dia pun dirawat oleh tim medis dari Atlas Medical Pioneer (AMP). “Dia lalu dibawa ke RS Borromeus. Namun, di tengah perjalanan sudah meninggal,” katanya. Pihak ITB menegaskan kegiatan itu ilegal. “Kampus tidak pernah mengizinkan kegiatan tersebut,” kata Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan ITB, Adang Surachman, kemarin. Hal 14 kol 4-7

Sejak Dulu Keras

Terpaksa Kantongi Pembungkus Permen

BUBUHAN Palui wayah ini rajin sambahyang di langgar umpat bajamaah. Barakat katuju umpat pangajian ada haja sakalinya hikmahnya.

12:37

131 orang tewas terpanggang. Berbagai cara dilakukan tim pemadam, namun api sulit dipadamkan karena tingginya suhu udara dan kencangnya embusan angin. Api pun merambat dengan cepat, membakar semua benda yang dilewati.

Dhiyanto Wisnugroho (22), mahasiswa jurusan Teknik Geodesi dan Geomatika angkatan 2007 tewas saat mengikuti opspek untuk menjadi anggota Ikatan Mahasiswa Geodesi. Dia tewas saat melakukan long march di Desa Pagerwangi, Lembang, Bandung Barat, Minggu (8/2). Kegiatan opspek di luar kampus berlangsung sejak Sabtu (7/2) di Gunung Batu Pasteur. Kabarnya, sebelum mengembuskan napas terakhir, Dhiyanto terjatuh saat mendaki bukit setinggi 800 meter dalam perjalanan malam dari Dago Bengkok menuju blok Pagerwangi Lembang.

Jelajah Wisata Banjarmasin Post (2)

Tali Salawar Pagat

05:10

SELASA

10 FEBRUARI 2009/ 14 SAFAR 1430

budayaan China, rombongan kembali menaiki bus bertingkat dua untuk menuju Takasimaya Shopping Centre. Hal 14 kol 1-3

Rupa 2007, Virgi. Hal senada dikatakan Inggit dan Ray. Mereka juga mengatakan kegiatan anggota baru organisasi di kampus memang ada. Namun, kegiatannya bersifat pembentukan karakter. Hal 14 kol 4-7

Lagu Cinta ala Nyamuk DI balik suara nyamuk yang mengganggu manusia, ternyata ada nyanyian cinta. Terutama saat sepasang nyamuk sedang dilanda asmara.Keduanya akan menghasilkan suara berbeda dari biasanya. Saat rayuan nyamuk jantan disambut sang betina, keduanya akan mengepakkan sayap lebih cepat hingga sama-sama melengking dengan frekuensi 1.200 hertz. Padahal, nyamuk jantan biasanya hanya mengeluarkan 400 hertz sedangkan nyamuk betina 600 hertz. Lengkingan harmonis tersebut juga mengungkap fakta baru bahwa nyamuk mungkin dapat mendengar hingga 2.000 hertz. “Ini menjanjikan peluang baru untuk mengendalikan nyamuk,” ujar Laura Harrington, profesor entomologi dari Universitas Cornell, AS. (bbc)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.