Banjarmasin Post - 28 Februari 2009

Page 1

Banjarmasin

28 HALAMAN

Post

DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI

RP 3.000

SABTU

28 FEBRUARI 2009/ 2 RABIUL AWAL 1430

NO. 12478 TH XXXVII/ ISSN 0215-2987

Cracker Indonesia Bobol Pentagon CRACKER Indonesia dikabarkan kembali berulah. Sasarannya tidak tanggung-tanggung yakni situs milik Pentagon (departemen pertahanan AS). Kabar itu terungkap dari pengakuan pengakses internet yang menyatakan dirinya Mo3sl3m Hacker’s of Indonesian Coder. Dia memberikan screenshot keberhasilan aksinya dalam sebuah link. Hal 14 kol 4-7

Ingin Kembari Gaza

CRACKER

HACKER

SEBUTAN untuk mereka yang masuk ke sistem orang lain. Mereka lebih bersifat destruktif seperti membypass password atau lisensi program komputer. Pelaku secara sengaja melawan keamanan komputer dan men-deface (mengubah halaman muka web) milik orang. Cracker kerap mendelete atau mencuri data untuk keuntungan sendiri. Ini dilakukan untuk maksud jahat atau karena ada tantangan. Beberapa pembobol menunjukkan kelemahan keamanan sistem.

SEBUTAN untuk para profesional komputer. Orang-orang itu merupakan pakar internet, memahami dunia komputasi. Hacker bukanlah orang-orang yang ada di barisan terdepan dalam perang internet guna memperoleh akses ilegal ke komputer tanpa alasan yang kuat. Seorang hacker hanya mengambil alih sistem jika hal tersebut membutuhkan proses pemikiran yang rumit dan menantang. Selanjutnya mereka memberikan informasi kepada pemilik situs bagaimana hal itu bisa dilakukan. Mereka selalu haus ilmu pengetahuan, mempelajari lebih dalam, menyukai dan selalu ingin memperoleh lebih rinci mengenai subyek tertentu.

Halaman..................

Jakarta ‘Kuasai’ Gas Barambai

BANYAK orang belum mengenal Worcester. Ia adalah salah satu kota yang terletak di ujung barat laut Inggris. Namun, kota berpenduduk tak sampai 100 ribu jiwa itu baru saja menyentak dunia. Warga Worcester menegaskan kotanya adalah kembaran Gaza City, Palestina. Tujuan tekad itu adalah solidaritas terhadap perjuangan warga Palestina. Seorang anggota dewan kota Alan Amos mengatakan dengan menjadi kembaran Gaza City, diharapkan dunia internasional terutama pemerintah Inggris tidak mendukung aksi pendudukan dan blokade yang dilakukan Israel. “Kami akan segera melangkah mewujudkan kerja sama dua kota terutama di bidang pendidikan dan pertukaran kebudayaan. Kita akan melakukan diskusi dengan pemerintahan di Gaza,” ucapnya. Reaksi keras keluar dari kantor kementerian luar negeri Inggris. Dalam pernyataan pers, mereka menilai kebijakan pemerintah kota Worcester ‘sangat ugal-ugalan’.

Rudy: Royalti Harus Lebih Besar BANJARMASIN, BPOST- Bumi Kabupaten Barito Kuala (Batola) ternyata menyimpan gas metana atau coal bed methane (CBM) yang melimpah. Bahkan, pada lima tahun ke depan, sumber energi gas ramah lingkungan itu sudah bisa diproduksi. Potensi gas metana yang dimiliki Batola mencapai 101.6 triliun cubic feet (TCF). Itu merupakan potensi terbesar kedua di Indonesia setelah Sumatera Selatan sebesar 183.0 TCF. Untuk tingkat

Hanya Berharap KOMPAS/BAHANA PATRIA GUPTA

BANJIR - Warga melintasi banjir akibat luapan Sungai Tuntang di Desa Ploso, Kecamatan Karang Tengah, Kabupaten Demak, Jawa Tengah, Jumat (27/2). Banjir kiriman tersebut memutuskan jalan antara Ibu Kota Jawa Tengah, Semarang dan Demak.

Hal 14 kol 1-3

PEMERINTAH Kabupaten Batola tak bisa berbuat banyak meski daerahnya memiliki gas metana yang melimpah di daerah itu. “Soal itu termasuk rezim migas, sehingga kewenangannya di pemerintah pusat,” kata Bupati Batola, Hasanuddin Murad, di Banjarmasin, Jumat (27/2). Meski begitu, dia tetap berharap pemanfaatan gas itu dapat memberikan kontribusi bagi daerah. Sebab, selama ini Batola hanya bersandar pada hasil perkebunan dan pertanian. “Setidaknya ada harapan bagi masa depan Batola,” ujarnya.

nasional, potensinya sebesar sebesar 453 TCF. “Nantinya, eksplorasi akan dilakukan di Barambai,” ungkap Darwin Sirait dari Direktorat Pembinaan Usaha Hulu Migas, Departemen ES-

DM, di Banjarmasin, Jumat (27/2). Kata dia, sudah dua perusahaan mengantongi kontrak dari Departemen ESDM untuk mengelola sumur gas metana di Barambai. Kedua perusahaan itu adalah Barito Basin Gas dan Indobarambai Gas Methan. Namun, Darwin mengungkapkan, kontrak kerja itu belum disosialisasikan di daerah karena penentuan investor yang dirangkul adalah pemerintah pusat. “Nantinya saat pelaksanaan tetap bekerja sama dengan pemda,” katanya. Hal 14 kol 4-7

Potensi CBM di Indonesia Level HigTCF Sumsel 183.0 Batola 101.6 Kutai 80.4 Sumatera 52.5 Medium Tarakan 17.5 Berau 8.4 Ombilin 0.5 Pasir 3.0 Low Sulawesi 2.0 Bengkulu 3.6 Total 453.3

Manfaat CBM Diekspor sebagai bahan energi Diolah menjadi pupuk Pengganti BBM Bahan bakar pembangkit listrik Kabupaten Batola Luas = 2.296,96 km2 Penduduk= 269.448 jiwa Kecamatan Barambai Luas = 183,00 km2 Penduduk= 8.519 jiwa

Hal 14 kol 4-7

SI PALUii

Ikan Batik Berwajah Manusia

Sajadah Antik SATUMAT lagi musim haji pulang. Bubuhan Palui wan kakawalannya rami mamander kisah-kisah urang bahaji. Hal 14 kol 1-3

IKAN unik dari perairan Ambon dengan bentuk tubuh yang bulat seperti kodok dan motif lurik seperti batik di sekujur tubuhnya ditahbiskan sebagai spesies baru. Selain itu, yang tak kalah menarik adalah mukanya yang datar dan matanya yang menonjol sehingga sekilas mirip manusia. Apalagi dengan mulut yang lebar, sesekali terlihat seperti orang tersenyum. Keberadaannya kali pertama ditemukan seorang instruktur selam di perairan dangkal sekitar Pulau Ambon. Penemuan tersebut langsung dilaporkan kepada Ted Petsch, pakar ikan dari Universitas Washington untuk dipelajari. (kps/ap)

- Banjarmasin takutan jadi parigatnya pulang, Lak-ai + Napang takutan mun sudah kabiasaan, Nang-ai Anang Gayam

NET

05:13

12:36

15:45

7

18:41

19:51

GRAFIS: METRO/DERRY

Yusril Bilang Incumbent Diuntungkan Presiden Tandatangani Perpu JAKARTA, BPOST - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono telah menandatangani Peraturan Pemerintah Pengganti Undang

Isi Perpu Perbaikan rekapitulasi DPT Penandaan boleh lebih satu kali (gambar partai dan kandidat) Yusril Ihza Mahendra

Undang (Perpu) Nomor 1 Tahun 2009 tentang Perubahan atas Undang Undang Nomor 10 Tahun 2008 tentang Pemilu Legislatif. Respons negatif dilontarkan mantan Mensesneg Yusril Ihza Mahendra. Yusril yang juga pendiri Partai Bulan Bintang (PBB) menduga Perpu tersebut ditujukan untuk

mengakomodasi kepentingan partai penguasa yang caleg-calegnya kurang dikenal. Meski demikian Yusril tak mau menyebutkan pihak yang berkepentingan terhadap perubahan tersebut. “Bisa jadi partai yang berkuasa. Yang jelas, pihak incumbent diuntungkan dalam keadaan ini karena memiliki akses untuk mengubah-ubah peraturan,” ujarnya di Jakarta, Jumat (27/2). Hal 14 kol 4-7

VIVANEWS.COM

Singapura Lobi Indonesia HUA HIN, BPOST - Krisis keuangan global benar-benar membuat Singapura sempoyongan. Negeri Merlion itu kini aktif memanfaatkan forum KTT ASEAN ke-14 di Thailand untuk mengatasi krisis yang menghantam negaranya. Target pertama Singapura melobi Indonesia. Karena itu, Menlu Singapura George Yeo menemui Menlu Hassan Wirajuda, Kamis (26/2).

“Ini karena Indonesia punya pasar yang besar dan satusatunya negara di Asia Tenggara yang masih mempunyai pertumbuhan ekonomi yang positif,” kata Juru Bicara Deplu, Teuku Faizasyah. Lobi dilakukan sehari menjelang KTT. Konferensi berlangsung sejak Jumat (27/ 2) hingga Minggu (1/3) di Hua Hin, sebuah kota tepi pantai yang berjarak 200 kilometer dari Bangkok.

Semula KTT dijadwalkan berlangsung di Bangkok pada akhir 2008. Namun, karena situasi politik di Thailand sedang kacau, pelaksanaan ditunda dan tempatnya dipindah. Pada KTT ini, delegasi Indonesia dipimpin Presiden Susilo Bambang Yudhoyono. Dalam pertemuan dengan Hassan Wirajuda yang berlangsung 45 menit di Hotel Hyatt Regency Hua Hin itu,

KRISIS NEGERI SINGA Krisis terburuk dalam 33 tahun PDB turun 16,4 persen Nilai ekspor anjlok Nilai tukar dolar Singapura turun Tiga kuartal alami kontraksi Lobi

Indonesia dan Thaliland

Yeo meminta Indonesia mendorong anggota ASEAN fokus membahas masalah krisis ekonomi global. Hal 14 kol 1-3


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.