Banjarmasin Post Edisi Selasa 2 November 2010

Page 1

28

Banjarmasin Post

SELASA

2 NOVEMBER 2010/ 25 ZULKAIDAH 1431 H NO. 14087 TH XXXIX/ ISSN 0215-2987

RP 3.000

HALAMAN

DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI

ANTARA/WAHYU PUTRO

PANIK - Seorang siswa di Cangkringan, Sleman, Yogyakarta, lari saat terjadi erupsi Gunung Merapi, Senin (1/11) pagi sekitar pukul 10.05 WIB.

Rapat KSAD Langsung Bubar Merapi Belum Ada Tandatanda Akan Reda NO NAMA PENYUMBANG

NOMINAL

Saldo Per Tgl 31 Oktober 2010

Rp

62.485.000

19 20 21 22

Rp Rp Rp

20.000.000 2.771.000 2.407.550

Rp

575.000

Travellindo STIE Indonesia Borneo Clan Karyawan PT. Mandala Multifinance Tbk

Hal 14 kol 6-7

PERHATIAN terhadap para pengungsi letusan Gunung Merapi cukup besar. Warga di berbagai daerah hingga perusahaan besar berbondongbondong memberikan bantuan.

Sebagian besar arah awan panas mengalir ke selatan (Sleman) arah Kali Gendol dan ke arah timur menuju Kali Woro dengan jarak luncur empat hingga lima kilometer. Selain warga di lereng Merapi kawasan Sleman, kepanikan juga melanda warga Klaten. Mereka berlarian karena awan panas telah melewati Bukit Kendil yang selama ini jadi ‘benteng’ daerah itu. Demikian juga dengan warga Desa Hargobinangun, Pakem, Sleman. Mereka langsung berduyun-duyun menuju tempat yang lebih aman. Ada yang mengendarai sepeda motor, ada juga yang hanya berlari sambil menangis.

Hal 14 kol 4-7

Hal 14 kol 4-7

Sultan Terusik Sri Sultan

Dihadiri 1.000 Pakar BANJARMASIN, BPOST Bunyi beduk bertalu-talu menggema di Gedung Sultan Suriansyah, Senin (1/11) malam. Beduk itu menandai dibukanya Annual Conference Islam Study (ACIS) ke-10 di Banjarmasin. Beduk secara bergantian dipukul oleh Gubernur Kalsel Rudy Ariffin, Rektor IAIN Antasari Fauzi Aseri dan Dirjen Pendidikan Islam Kementerian Agama H Muhammad Ali. Menko Kesra Agung Laksono yang rencananya menggantikan Menteri Agama Suryadharma Ali berhalangan hadir dalam pembukaan. ACIS adalah ajang silaturahmi dan tukar pikiran pakar Islam dari seluruh Nu-

Live on Rabu (3 /11) pukul 0 3.30 Wit a

Redknapp Waswas INTER Milan akan melakoni matchday keempat dengan kondisi berbeda, setelah dilaga sebelumnya Nerrazurri menang 4-3, sekaligus memantapi puncak klasemen Grup A Liga Champions. Hal 14 kol 1-3

G RO UP /IV AN O V

SLEMAN, BPOST - Aktivitas Gunung Merapi belum berhenti. Senin (1/11) sekitar pukul 10.05 WIB, Merapi kembali memuntahkan abu vulkanik disertai awan panas. Letusan diawali beberapa kali bunyi ledakan. Tak lama berselang, semburan awan pun panas membubung.

Rekening Dana Bencana 1. BCA 051.083038.5 2. Bank Kalsel 001.00.07.02036.9 3. BRI Banjarmasin 0003-01-001308-30-2 4. Mandiri Banjarmasin 031.000447379.2 Keterangan: - Rekening 1,2,3 atas nama PT Grafika Wangi Kalimantan. - Rekening 4 atas nama HG Rusdi Effendi AR (Dompet Bencana Alam)

G RA FI S: BP O ST

santara dan luar negeri. “Beberapa pakar dari luar negeri itu antara lain dari Thailand, Mesir dan Australia,” kata Muhammad Ali dalam sambutannya. Dalam acara yang berlangsung hingga 4 November 2010 itu, mereka akan membahas sekitar 80 makalah tentang kajian Islam di Nusantara. Makalah itu terpilih dari 357 makalah yang masuk ke panitia. “Bukan berarti makalah yang tidak terpilih tidak berbobot. Semua

makalah yang masuk berbobot karena merupakan hasil studi Islam. Hanya terkendala waktu,” ujar Ali. Dia mengharapkan kegiatan ini dapat menyatukan kajian Islam di Nusantara untuk dijadikan kajian utama perguruan tinggi di negeri ini. Selain itu, Ali berharap ACIS ke-10 dapat merumuskan langkah agar pengembangan Islam di Nusantara dapat tolok ukur negara lain. Sedang Gubernur Rudy Ariffin mengaku tersanjung dengan diadakannya ACIS di Banjarmasin. Dia berharap kegiatan ini membangkitkan keinginan anak muda Kalsel untuk mempelajari Islam, termasuk mendukung peraturan daerah tentang wajib baca tulis Alquran.

Negara Rugi Rp 750 Miliar Harga Murah, Pemesanan Melonjak

Buyung Pesimistis JAKARTA, BPOST - Kubu Gayus Halomoan Partahanan Tambunan, menduga jaksa Cirus Sinaga ada main dengan pengacara Haposan Hutagalung, dalam dugaan pemalsuan rencana penuntutan (rentut) jaksa. Cirus adalah jaksa peneliti kasus Gayus di Tangerang, sementara Haposan mantan pengacara Gayus. “Itu hubungan lama, orang Kejaksaan Agung tahu semua,” kata kuasa hukum Gayus, Adnan Buyung Nasution, sebelum mendampingi kliennya bersidang di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Senin (1/11). Dia bahkan menilai, kasus mafia hukum dan pajak masih menyisakan misteri. Adnan mencontohkan, untuk kasus pajak hanya PT Surya

BPOST GROUP/DERRY HASBI

JAKARTA, BPOST - Tidak hanya tokoh nasional Amien Rais yang mencium ketidakberesan dalam penjualan perdana saham PT Krakatau Steel. Anggota Komisi VI DPR Chandra Tirta Wijaya bahkan mengatakan jika saham itu tetap dijual dengan harga Rp 850 per lembarnya, maka negara rugi Rp 450 miliar-Rp 750 miliar. Hal 14 kol 1-3

“Itu hubungan lama, orang Kejaksaan Agung tahu semua” Adnan Buyung Nasution

Alam Tunggal yang diangkat, dari sekian perusahaan besar. “Sementara markus hukum tak dibongkar. Di sidang, Haposan berkelit dan bungkam. Kenapa dia berhasil? Karena dia tahu banyak rahasia,” ucapnya. Hal 14 kol 4-7

Kita

Gabung di FB Banjarmasin Post

KEJAGUNG melaporkan jaksa Cirus dan Fadli Regan, serta mantan pengacara, Haposan Hutagalung, atas dugaan pemalsuan surat rencana tuntutan tersangka korupsi Gayus Tambunan, agar kembali mendapat uang suap.

Gusti Eka Yuniansyah KALAU sdh bgn, kpd siapa lg kita bs percayakan penanganan hukum yg benar ?

Komentar lain di hal 4 Hal 14 kol 6-7

Jangan Pernah Membuatnya Emosi NASIB malang menimpa Holly Cleveland. Tertawa atau menangis, bisa mendatangkan kematian baginya. Sejak dua tahun lalu, ibu Holly, Tina, selalu menjaga agar emosi anaknya bisa stabil. Kurangnya pasokan darah dari jantung ke otak (Reflex Anoxic Seizures/RAS), membuat Holly akan mendapat serangan jantung dan berhenti bernapas selama 20 detik apabila sedang kesal, sedih, kelelahan atau gembira “Saya sering memintanya untuk menahan napas saat sedang kesal. Itu sering membuat orang berpikir kalau dia melakukannya karena menekan amarahnya, padahal memang karena kondisi fisiknya,” kata Tina, seperti dikutip The WWW.THESUN.CO.UK Sun, Senin (1/11). Holly Cleveland dan ibunya, (vvn/sun) Tina.

SI PALUii

Kada Cangkal WAYAH badudukan di warung Acil Irus bubuhannya mamanderakan jaman nang sasar tahun sasar basakit. sambako magin balarang karna pangaruh naiknya haraga Hal 14 kol 1-3

- Merapinya masih batukan, Lak-ai + Jangan kada ingat tarus badoa, Nang-ai Anang Gayam

SUBUH 04:40

ZUHUR 12:07

ASAR 15:25

MAGRIB 18:14

ISYA 19:24

0211/B01


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.