Banjarmasin Post Edisi Selasa 18 Januari 2011

Page 1

28

Banjarmasin Post

SELASA

18 JANUARI 2011/ 13 SAFAR 1432 H NO. 14162 TH XXXIX/ ISSN 0215-2987

RP 3.000

HALAMAN

DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI

JAKARTA, BPOST - Menteri Kesehatan (Menkes) Endang Rahayu Sedyaningsih angkat bicara soal penyakit yang dideritanya. Dia mengaku memang menderita kanker paru-paru seperti yang ramai dibicarakan publik beberapa hari terakhir. Penyakit yang menyerang Menkes, diakuinya, baru terdeteksi beberapa bulan lalu, tepatnya sekitar Oktober 2010. Karenanya, dia kemudian intens melakukan pengobatan termasuk ke luar negeri. “Ini pertemuan istimewa. Ini se-

Anda bisa lihat di koran. Jika dokter senior, sudahlah, namun dokter muda jangan. z Endang Rahayu Sedyaningsih

ngaja saya lakukan, karena banyak SMS yang menyatakan kaget (dengar dia kena kanker). Saya juga kaget, tapi saya tidak mau menutup-tutupi. Jadi memang betul,” kata Endang dalam jumpa pers khusus di Kementerian Kesehatan, Senin (17/1). Endang menyadari penyakit itu bisa

menimpa siapa saja, termasuk dirinya yang sudah berusia 55 tahun. Baginya saat ini, yang terpenting adalah memberikan pemahaman penyakit kanker kepada masyarakat. “Sekarang ini orang memandang kanker seperti vonis (mati). Padahal, kanker itu sama seperti penyakit lainnya. Jadi, tergantung kita bagaimana menyikapi penyakit ini,” ujar Endang. Hal 14 kol 4-7

Saya Masih Bisa Berenang KANKER menggerogoti paru-paru Menteri Kesehatan Endang Rahayu Sedyaningsih. Namun dia menganggapnya sebagai hal biasa seperti penyakitpenyakit lainnya yang diderita manusia.

Saya nggak bilang soal diagnosisnya. Saya kan juga dokter, saya tahu kode etik itu. z Siti Fadilah Supari

Hal 14 kol 4-7

Menteri Kesehatan

Mantan Menkes ANTARA/PUSPA PERWITASARI

Dorong Mahasiswa Berwirausaha John Kabur Usai Terima Uang BANJARMASIN, BPOST Ada harapan besar dari Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi) Kalsel dari penyelenggaraan Sidang Pleno II dan Musyawarah Nasional (Munas) Hipmi di Banjarmasin, 21-22 Januari 2011. Memanfaatkan momen itu, Hipmi Kalsel akan berupaya mendorong semangat wirausaha generasi muda melalui kalangan mahasiswa. “Salah satu program yang dijalankan kepengurusan Hipmi Kalsel periode sekarang, adalah membangkitkan jiwa wirausaha generasi mu-

da. Upaya dilakukan adalah memasuki kampus-kampus,” kata Ketua Hipmi Kalsel, M Ichwan Ramlan, Senin (17/1). Untuk merealisasikannya, lanjut Ichwan, saat ini telah ditandatangani nota kesepakatan antara Hipmi Kalsel dengan Universitas Lambung Mangkurat (Unlam) dan STIA (Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi) Bina Banua, Banjarmasin. “Dalam nota kesepakatan tersebut, dijadwalkan mata kuliah kewirausahaan akan disampaikan oleh Hipmi. Dalam hal ini saya langsung

yang turun memberikan kuliah tersebut. Sifatnya berbagi pengalaman dengan mahasiswa seputar wirausaha,” ujar Ichwan. Sampai sekarang telah dilakukan lima sampai enam kali perkuliahan. Sambutan mahasiswa saat kuliah berlangsung sangat antusias. Banyak pertanyaan yang mereka ajukan dan berbagai tanggapan positif dari mereka. “Alhamdulillah, mahasiswa sekarang sudah banyak yang berpikir untuk berwirausaha. Dengan demikian, makin banyak pengusaha maka makin banyak lapangan pekerjaan yang bisa menampung tenaga kerja,” lanjutnya. Hal 14 kol 1-3

Polisi Dalami Keterlibatan HS

KOMPAS IMAGES/RODERICK ADRIAN MOZES

PERLIHATKAN DPO - Kepala Bagian Penerangan Umum Polri, Kombes Boy Rafli Amar, menunjukkan foto John Jerome, warga negara Amerika Serikat yang masuk dalam daftar pencarian orang, Senin (17/1).

Caramahnya Isuk BARAKAT matan halus sakulah pasantren, katuju umpat babacaan wan rajin balajar ilmu agama Palui tamasuk tuan guru jua. Di kampungnya Palui salain wadah batakun wan rancak manjadi imam di langgar, inya rancak jua dikiyau urang gasan bacaramah mambari nasihat bakuliling ka kampung-kampung.

Gaun Antipolusi UPAYA melestarikan lingkungan dan menyelamatkan dunia dari dampak perubahan iklim juga dilakukan perancang busana dunia. Salah satunya dengan membuat baju yang mampu menyerap polusi. Gaun malam nan elegan tersebut dibuat dari bahan khusus yang mampu menyedot gas berbahaya di lingkungan sekitarnya, seperti nitrogen oksida (Nox) dan dan karbon monoksida (CO) yang dapat merusak sistem saraf pusat dan jantung. Prototipe pakaian yang diberi nama Herself: Catalytic Clothing terbuat dari lapisan khusus campuran beton. Desainernya mengklaim gaun seksi yang didominasi warna putih, biru dan hitam tersebut dapat mengurangi emisi sekitar 65 persen. (tic/ptb)

Hal 14 kol 1-3

SUBUH 05:01

ZUHUR 12:33

ASAR 15:58

Hal 14 kol 1-3

Gabung di FB Banjarmasin Post DALAM empat hari ke depan konten pornografi di smart phone BlackBerry (BB) akan diblokir.

Cicha Chimoo Chimiee II GAAAA Setuju ah... knp ga sekalian aja Internet yg tiadakan... saya mah g pernah make buat yg begituan...lebay ah...kalian.... Komentar lain di halaman 4

Kasus Rudy Lebih Cepat 17 dari 33 Gubernur Sandang Status Tersangka

SI PALUii

PHOTOBUCKET.COM

JAKARTA, BPOST - Keberadaan sosok pemalsu paspor Sony Laksono yang dipergunakan Gayus HP Tambunan, John Jerome, masih misterius. Warga Amerika Serikat itu diduga telah kabus usai menerima uang dari Gayus. “Dari data imigrasi berdasar paspor yang dipergunakannya, John Jerome sudah keluar dari Indonesia sejak Juli 2010,” ujar Kabagpenum Mabes Polri Kombes Pol Boy Rafli Amar Senin (17/1). Kaburnya John ditengarai tak lama setelah menerima uang 100 ribu dolar AS untuk pembuatan paspor palsu Gayus. Paspor itu dikabarkan dipesan pada awal Juli 2010.

Kita

MAGRIB 18:42

ISYA 19:55

- Banyak hubnur nang jadi pasakitan, Lak-ai - Amun kada salah, kada usah takutan, Nang-ai Anang Gayam

JAKARTA, BPOST - Kepala daerah yang tersangkut kasus dugaan korupsi ternyata sangat banyak. Kementerian Dalam Negeri mencatat, saat ini ada 155 kepala daerah bupati/wali kota dan gubernur yang telah ditetapkan sebagai tersangka. Dari jumlah itu, yang cukup mengagetkan, dari 33 gubernur yang ada di Indonesia, 17 di antaranya telah ditetapkan sebagai tersangka. Artinya, lebih dari separo jumlah gubernur yang ada saat ini tersangkut perkara hukum. Kasus terbaru adalah rencana penonaktifan Gubernur Bengkulu Agusrin M Najamuddin. Agusrin diduga terlibat korupsi dana bagi hasil Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) senilai Rp 23 miliar.

“Saat ini ada 17 gubernur tersangka, termasuk Gubernur Bengkulu. Dua malam lalu saya sudah tandatangani surat (penonaktifan). Mudahmudahan dua tiga hari ke depan dari Presiden bisa segera keluar surat untuk dinonaktifkan,” kata Menteri Dalam Negeri, Gamawan Fauzi dalam rapat kerja dengan DPD RI, Senin (17/1). Gamawan mencatat, dua gubernur yaitu Gubernur Kepulauan Riau Ismeth Abdullah dan Gubernur Sumatera Utara Syamsul Arifin masih menjalani proses hukum sampai saat ini atas kasus yang sama, dugaan korupsi. “Sekarang 155 kepala daerah tersangka. Tapi saya kira masih ada lagi,” ujarnya. DOK.BPOST

Hal 14 kol 4-7

Rudy Ariffin

1801/B01


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Banjarmasin Post Edisi Selasa 18 Januari 2011 by Banjarmasin Post - Issuu