Banjarmasin Post Edisi 4 Maret 2011

Page 1

28

RP 3.000

Banjarmasin Post

JUMAT

4 MARET 2011/ 28 RABIUL AWAL 1432 H NO. 14206 TH XXXIX/ ISSN 0215-2987

HALAMAN

DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI

Cuma Ketuk Meja Dapat Uang Rektor Langsung Naikkan Dana ■ Mahasiswa Prihatin Akreditasi Unlam

Hal

Bantu Fakultas

14

BANJARMASIN, BPOST - Pada edisi Kamis (3/3), BPost menurunkan berita utama tentang terancamnya Universitas Lambung Mangkurat (Unlam) dibina universitas lain. Pasalnya, Unlam sudah setahun berakreditasi C. Di hari itu pula, Rektor Unlam HM Ruslan menggelar rapat besar-diikuti para dekan, pimpinan rektorat dan Badan Penjamin Mutu (BPM)-- di aula rektor, kampus Banjarmasin. Salah satu agenda rapat adalah membahas akreditasi seperti isi berita BPost. Rapat itu berlangsung cukup lama, dari pukul 09.00 Wita hingga 15.00 Wita. Hal 14 kol 1-3

HM Ruslan DOK BPOST GROUP

Yudhoyono ‘Rayu’ Puan Kita Gabung di FB Banjarmasin Post SETGAB koalisi pendukung pemerintah di ambang perpecahan. Fariska Zahratusyifa Al-Fath BGMNPUN n seperti apapun koalisi yg ign diciptakn... Nasip rakyat Indonesia tetap az gk brubah.. Yg kaya makin kaya yg miskin makin miskin. Humfhhh.... Robingatun Sunardi KOALISI kurang solid..pergantian mentri,,ganti kebijakan? asal jangan menjadikan rakyat sebagia kelinci percobaan... Komentar lain di halaman 4

JAKARTA, BPOST - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono kian gencar berupaya ‘merangkul’ Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) dan Partai Gerindra. Kabarnya, senjata yang dijadikan andalan adalah menawarkan posisi menteri. Tak hanya melalui jalur antarpartai, Yudhoyono juga menggunakan ‘orang-orang dekatnya’ untuk memuluskan upaya itu. Salah satunya adalah Menko Perekonomian Hatta Radjasa. Pria yang juga ketua umum DPP Partai Amanat Nasional (PAN) itu mengunjungi rumah Ketua Umum DPP PDIP Megawati Soekarnoputri. Namun, dia hanya ditemui suami Mega, Taufik Kiemas dan putrinya, Puan Maharani. Saat ditanya pembicaran mereka,Kiemas mengelak. Dia mengatakan yang mengetahui permasalahan itu adalah Puan. “Aku kan sudah tua juga, sudah 70-an. Yang

mesti ditanya Mbak Puan, itu seperti apa. Yang menentukan sekarang Mbak Puan, kalau aku yang menentukan, 2014 belum tentu masih hidup. Tanya Mbak Puan saja,” katanya. Menurut Taufik, yang berbicara dengan Hatta adalah Puan. Sedangkan dirinya hanya mendengarkan. Selain itu, Puan juga pernah berkomunikasi langsung dengan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono. “Jadi sekarang kalau mau tanya sesuatu hal ke depan itu tanya ke Mbak Puan. Ini mesti diserahkan juga ke anak muda,” kata Kiemas. Mengenai kemungkinan masuknya kader PDIP ke kabinet, Kiemas menyetujui karena sistem pemerintahan Indonesia tidak mengenal istilah oposisi. “Tetapi apa pun keputusan DPP, aku restui,” kata ketua MPR tersebut.

Julak Sakit TBK

Pria berambut cepak itu mengatakan,” Saya hanya menggantikan teman. Biasanya dia yang memungut. Teman saya itu anggota Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP). Hasil pungutan disetorkan ke Bagian UKM (Usaha Kecil Menengah).” Berdasar penuturan sejumlah PKL kepada BPost, kemarin, tidak hanya pria itu yang memungut uang. Ada juga pria lain yang berdalih serupa. Setiap malam mereka datang untuk memungut uang dengan besaran bervariasi, pa-

Hablun Minannas

RETRIBUSI pedagang kaki lima (PKL) di Banjarmasin Timur beragam, tergantung besar kecilnya warung/kios. Bisa Rp 500, Rp 1.000 atau Rp 3.000. Jika yang menarik petugas resmi, pasti disertai pemberian karcis. “Tetapi ada juga pedagang yang tidak

ZUHUR 12:35

ASAR 15:42

Hal 14 kol 4-7

mengambil karcisnya. Padahal, dari karcis itu Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) melakukan pemeriksaan untuk mengetahui ada-tidaknya pungutan ilegal,” ujar Camat Banjarmasin Timur, Hermansyah, kemarin. Hal 14 kol 6-7

Distribusi Belum Jelas ■ iPad 2 Segera Beredar

Hal 14 kol 1-3

SUBUH 05:13

ling rendah Rp 1.000 (sesuai nominal retribusi yang tercantum di karcis yang dikeluarkan Pemko Banjarmasin). Dengan asumsi di kawasan itu terdapat sekitar 50 PKL, paling sedikit tiap malam mereka mengeruk Rp 50 ribu. Sebulannya mereka bisa mengantongi Rp 1.500.000.

Jumlahnya Tidak Tetap

JULAK Dijah, mamarina Palui, bulik matan Puskesmas, singgah ka rumah Palui. Sidin sudah tuha, bajalan bapayung sambil batungkat kayu, ta undur tamara. Babaya sampai dimuhara lawang sidin langsung manangis baurut dada.

Oleh: KH Husin Naparin Lc MA

Hal 14 kol 4-7

BANJARMASIN, BPOST - Pengakuan aneh dilontarkan seorang pria seusai meminta uang kepada sejumlah pedagang kaki lima (PKL) di kawasan Jalan Soetoyo S, Banjarmasin, suatu malam di pekan lalu.

Hal 14 kol 1-3

SI PALUii

DALAM Islam, hablun minannas ‘penataan hubungan sesama manusia’ atau lebih luas hubungan sesama makhluk Allah SWT, diacukan Rasulullah SAW dalam banyak hadis. Rasul menginginkan agar berbuat banyak kebaikan kepada orang lain.

■ Beragam Pungutan Bebani PKL Banjarmasin

MAGRIB 18:40

ISYA 19:49

- Isuk Barito batanding tanpa panonton, Lak ai + Jangan manyarobot biar kada disanksi lagi, Nang ai Anang Gayam

APPLE memastikan pada 11 Maret 2011, iPad 2 dijual secara resmi, namun itu baru untuk pasar Amerika Serikat (AS). Bagaimana di Indonesia? Jika mengharapkan kehadiran iPad 2 secara resmi, konsumen harus menunggu cukup lama karena distributor produk Apple di Indonesia

masih belum mendapat kepastian. “Apple belum merilis kapan meluncurkan iPad 2 di Asia. Kami belum bisa memprediksi,” ujar Marketing Manager iBox, Luis iPad 2 Anthony, Kamis NET (3/3). Mengacu pengalaman terdahulu, meski versi resmi suatu gadget lambat datangnya, masyarakat sedikit ‘terobati’ dengan beredarnya versi black market-nya (BM). Kemungkinan di Indonesia, hal itu akan terjadi.

GRAFIS: BANJARMASIN POST GROUP/DERRY HASMI

Berkendaraan Dinas ADA cara khusus yang dilakukan perempuan tua yang mengais rezeki dengan menjadi PKL di Jalan Veteran. Dia sering didatangi pemungut retribusi yang mengaku petugas Satpol PP Pemko Banjarmasin. Namun, dia berani melawan dengan ‘cara halus’. Bagaimanya caranya? “Aku tidak begitu saja percaya. Terus, aku pura-pura menelepon ke Pemko untuk menanyakan apakah ada petugasnya yang disuruh menarik iuran. Melihat itu, dia

langsung pergi,” ucapnya sambil tersenyum saat ditemui BPost di kiosnya, kemarin. Selain mengaku-aku petugas resmi, berdasar pengakuan para pedagang dan penelusuran koran ini, pemungut liar itu terkadang membekali diri dengan sepeda motor berpelat merah. Berdasar kode pelat nomornya kendaraan itu milik Pemko Banjarmasin. Hal 14 kol 6-7

● Suara Warga 08121851**** : Supaya semua tahu kalau ada pungutan bgi PKL 0511760**** : Adanya pungutan itulah PKL sulit ditertibkan dan penyebab suburnya PKL 08575245**** : cma mo tau, sy kn jg pkl djaln 08524835**** : kongkalingkong itu pasti ada, antara pdang sm pihak trtentu, sbb sm2 menguntungkan antra k2 belah pihak, jd jgn cuma d’awasi tp d’tindak... 08135191**** : Karena satpol pp kota tdk berdaya mengatur PKL. Polisi pun terkesan cuek. Akibatnya Banjarmasin susah menjadi kota yang bersih, indah dan tertata seperti kota2 ibukota propinsi lain di Indonesia. Aada apa gerangan...?Jangan-jangan kongkalingkok itu benar adanya, ungkap aja 08781523**** : Tampaknya aparat pemko tidak berdaya mengatur PKL. Polisi pun cuek

Hiu, Navigator Terbaik IKAN hiu terkenal karena penciuman, perasa gerak, dan pendengarannya yang luar biasa. Akan tetapi, penelitian terbaru memperlihatkan, sebagian spesies ikan hiu dapat melakukan penjelajahan dengan ketepatan mengagumkan saat menempuh jarak jauh. “Mereka tidak akan tersesat. Banyak orang dapat berjalan ke tujuan yang diketahui enam atau delapan kilometer jauhnya tetapi bayangkan melakukan itu di dalam air terlebih ketika malam hari,” kata Yannis Papastamatiou dari Florida Museum of Natural History, AS. Para ahli ekologi AS menganalisis data dari delapan ikan hiu macan, sembilan hiu blacktip reef (carcharhinus melanopterus) dan 15 hiu thresher yang telah diberi pelacak dan dilepaskan di lepas pantai Hawaii, pulau karang Palmyra di Pasifik atau di Southern California sebelum jejak mereka diikuti antara tujuh jam hingga 72 jam. (ant/afp)

Hal 14 kol 1-3

Tujuh Bulan Berbaring di Tempat Tidur Ketika hamil anak keempatnya, 2008 lalu, tekanan darah rendah serta penyakit maag yang diderita Nyonya Nurhasanah membuat kondisinya amat nestapa. Bayangkan. Selain raganya sangat lemah, apa saja yang dimakannya segera keluar kembali lewat mulut. Bahkan, setiap kali duduk ia langsung muntah-muntah. Karena itu, “Selama tujuh bulan saya berbaring di tempat tidur,” ujar wanita 42 tahun ini, saat ditemui 23 Januari 2011 lalu. Untuk mengatasinya, pedagang baju di Pasar Barabai, Kabupaten Hulu Sungai Tengah, Provinsi Kalimantan Selatan, ini berobat ke dokter. Selain diberi obat, oleh dokter ia disuruh banyak-banyak minum susu dan makan hati. “Tapi, setiap kali saya minum susu dan makan hati, saya langsung muntah, sehingga saya tak berani lagi,” kata penduduk Desa Durian Gentang, Kecamatan Pantai Hambawang, Kabupaten Hulu Sungai Tengah, ini. Untunglah ada orang yang menawarkan New Mandala 525 kepadanya tak lama setelah

NET

0403/B01


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.