28
RP 3.000
Banjarmasin Post
SELASA
5 APRIL 2011/ 1 JUMADIL AWAL 1432 H NO. 14239 TH XXXIX/ ISSN 0215-2987
HALAMAN
DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI
Kasat Reskrim Tabalong Kaget ■ Korban Sipir Dipindah ke Jatim BANJARMASIN, BPOST - Masih ingat kericuhan di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika, Tanjung, Tabalong, akhir Maret 2011? Saat itu ratusan napi marah karena ada temannya yang diduga dipukuli sipir. “Dia menjadi saksi korban. Sewaktu-waktu dia bisa dimintai keterangan” AKP JOKO PURNOMO Kasat Reskrim
Nah, secara diam-diam, salah seorang korban pemukulan itu, Ibrahim alias Ahim (27) dipindah ke Lapas Porong, Sidoarjo, Jatim, Minggu (3/4) malam. Dalam pemindahan itu, Ahim tidak sendirian. Bersama dia, ada 13 napi yang dipindah ke Lapas Porong dan
empat napi ke sejumlah lapas atau rumah tahanan di Kalsel yakni Martapurta, Banjarmasin, Berabai, dan Amuntai. Saat dikonfirmasi BPost mengenai pemindahan itu, Kasat Reskrim Polres Tabalong AKP Joko Purnomo langsung terkejut. Maklum saja, proses hukum kasus dugaan pemu-
kulan itu masih berlangsung. Dan, Ahim berstatus saksi. Sedangkan seorang sipir menjadi tersangka. “Waduh, kenapa bisa seperti itu. Mengapa dia (Ahim) ikut dipindah. Dalam kasus itu, dia menjadi saksi korban. Sewaktu-waktu dia bisa dimintai keterangan,” ucapnya, Senin (4/4). Joko mengaku telah memberitahu pimpinan lapas untuk memindahkan napi yang terkait kasus itu selama proses hukumnya belum selesai. “Nanti kalau ada pemeriksaan tambahan, bagaimana? Jadi susah memeriksa dia. Hal 14 kol 4-7
Marabahan Ricuh Lagi KERICUHAN kembali terjadi di Rumah Tahanan (Rutan) Marabahan. Pelakunya adalah napi yang sempat ‘berulah’, pekan lalu. Sasaran dalam kericuhan yang terjadi Minggu (3/4) sore itu adalah
Kepala Rutan Muhammad Yahya yang sedang melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke sel. Kabarnya, empat napi itu membentak dan hendak melukai Yahya.
TRIBUNNEWS/DANY PERMANA/MILIS/NET
KELUAR TAHANAN - Tersangka kasus dugaan pembobolan rekening nasabah Citibank, Melinda Dee (47), keluar dari tahanan usai diperiksa di Bareskrim Mabes Polri, Senin (4/4). Mantan pejabat Citibank itu diduga mengalihkan sebagian dana di rekening nasabah ‘kakap’ ke delapan rekening miliknya. Dana yang ditilap Melinda, sedikitnya Rp 17 miliar. Foto kanan: wajah-wajah Melinda sejak SMA.
Melinda Biasa Didatangi Jenderal
Hal 14 kol 4-6
Adu Cepat 2 Bintang Halaman 14
Rabu (6/4) Pukul 02.45 Wita
■ Tiap Bulan Terima Gaji Rp 153 Juta JAKARTA, BPOST - Mantan Senior Relationship Manager Citigold Citibank, Inong Malinda alias Melinda Dee (47), memang bukan orang sembarangan. Tersangka kasus dugaan penggelapan dana nasabah sebesar Rp Rp 17 miliar itu konon ‘dekat’ dengan seorang perwira tinggi TNI. Itu pula yang membuat para personel pengamanan di gedung Anugerah Tower, Mega Kuningan, Jakarta, segan terhadap istri siri bintang iklan, Andhika Gumilang (22). Di gedung itu, Melinda adalah komisaris sekaligus pemilik PT Sarwahita Group People Planet Profit yang berada di lantai 16. “Dulu, dia sering ke sini bersama pemuda berbadan tegap. Belakangan, dia disebut-sebut sebagai suaminya. Kami dulu menduga pemuda itu anaknya,”
Kita Gabung di FB Banjarmasin Post
RENCANA pembangunan gedung DPR terus menuai kritik bahkan gugatan, baik dari internal maupun eksternal dewan.
Ayue Christy MamEsah MSH bnyk daerah yg perlu prhtian lbh.. toh soal pmbngunan gedung DPR bsa sja nanti2,,slma gdung yg skr msh layak pakai. Mutia PencintaUngu BATALKAN saja! PINa mengijiL JUa ah hndk beGEdung MeWAH’ SEKALI HUDAH BGAWI BILANG JARANG TURUN bubuhn pjabat ne.... SekehanDAK.a sorang.... Komentar lain di halaman 4
TRANSAKSI ILEGAL ● PERUSAHAAN I: Rp 10.950.781.400 (6 Juni23 Desember 2010) ● PERUSAHAAN II: Rp 4.711.000.000 (13 Agustus-30 Desember 2010) ● PERUSAHAAN III: Rp 311.200.000 (9 Juni 2010) KOMPAS IMAGES/KRISTIANTO PURNOMO
DISITA - Tiga mobil mewah merek Ferrari dan Mercedes Benz Milinda Dee disita polisi. Selain tiga mobil itu, polisi juga menyita mobil Hummer. Harga satu unit mobil itu antara ratusan juta hingga miliaran rupiah.
ucap seorang personel pengamanan kepada BPost, kemarin. Menurut dia, Melinda sering mengadakan rapat pada malam hari. Bahkan, sekitar tiga bulan lalu, ada seseorang yang berkendaraan mobil sedan berpelat nomor khusus TNI, lengkap dengan bintang, ikut dalam rapat.
Hal 14 kol 4-7
SI PALUii
Revisi untuk Selamatkan Gubernur
Tatinggal Tulangnya
■ DPRD Ingin Perda Jalan Khusus Direvisi perkebunan sawit. BANJARMASIN, BPOST Peraturan Daerah (Perda) No“Jadi, revisi ini juga untuk mor 3 Tahun 2008 tentang Jalan menyelamatkan gubernur Khusus Angkutan Tambang biar tidak terus menerus medan Perkebunan di ‘ujung tanlanggar aturan yang telah diduk’. Mayoritas fraksi di DPRD buatnya,” ujar Puar Junaidi Kalsel mengusulkan perda dari Fraksi Partai Golyang terbit menjelang Pemilukar di Banjarmasin, kada Gubernur Kalsel itu direSenin (4/4). visi. Desakan revisi itu Alasannya, Gubernur Kalsel mencuat di rapat pariH Rudy Ariffin masih saja mepurna. Hanya satu ngeluarkan kebijakan dispenfraksi yang menolak sasi bagi angkutan perkebunan Fraksi Partai Persakhususnya kelapa sawit agar tuan Pembangunan bisa melintas di jalan negara. Indonesia (FP3I) Jika, dispensasi itu terus diRaya (gabungan berikan, kekuatan perda yang Partai Persatuan ditetapkan 21 Januari 2008 naPembangunan/ mun baru efektif pada 23 Juli PPP dan Par2009 itu bisa melemah. tai Gerindra). Rudy adalah Berdasar data yang diperoketua DPW Pleh BPost, dispensasi diberikan PP Kalsel. untuk 10 perusahaan nonsawit, 17 koperasi/gabungan kelompok tani dan 35 perusahaan Hal 14 kol 4-7
“Kami justru semula menduga suaminya itu jenderal. Pemuda tegap itu anaknya. Ngggak ada polisi yang berani ke sini karena kabarnya suaminya jenderal TNI,” kata pria yang enggan disebutkan namanya karena alasan takut itu.
MALIHAT Palui pina kadada gawian, nang bini manyuruhnya maunjun gasan makan malam. Kalu banyak kawa gasan isuk. Karna wayah ini musim babanyu wan banyak urang maunjun, Palui disuruhkan mancari wadah nang tajauh Hal 14 kol 1-3
SUBUH 05:08
ZUHUR 12:27
ASAR 15:39
MAGRIB 18:30
ISYA 19:38
- Ada nang maminta perdanya direvisi,Lak ai + Kasihan kawan kadada angkutan, Nang ai Rudy Ariffin DOK BPOST GROUP
Anang Gayam
KREDIT MOBIL ● Hummer-3 Luxury Sport Utility 2010, nopol B 18 DIK atas nama Andhika Gumilang. Uang muka Rp 310 juta ● Mercedes Benz seri E 350 Coupe 2010, nopol B 125 DEN, Uang muka 46.150 dolar AS ● Ferrari-430 Scuderia 2010, nopol B 481 SAA, Uang muka Rp 1,6 miliar. ● Ferrari California 2010, nopol B 125 DEE. Uang muka 55 ribu dolar AS.
Sakit Gigi Itu Menular TERNYATA sakit gigi terutama gigi berlubang itu menular. Ini bukan asal kata tetapi berdasar penelitian para pakar kesehatan di Chicago, Amerika Serikat (AS). Selama ini permen dan makanan manis dituding sebagai biang penyebab lubang di gigi, namun sebenarnya disebabkan bakteri yang menempel NET di gigi dan partikel yang berasal dari makanan. Bakteri tersebut mengubah gula dan karbohidrat yang dimakan menjadi asam. Seperti virus flu yang bisa menular ke orang lain, demikian juga bakteri penyebab karies gigi. Salah satunya adalah streptococcus mutan. Balita dan anak-anak merupakan kelompok yang paling rentan tertular. (kps)
0504/B01