Banjarmasin Post Sabtu 7 November 2015

Page 1

Banjarmasin Post

SABTU 7 NOVEMBER 2015 25 MUHARAM 1437 H

28

Halaman

RP. 3.000 LANGGANAN RP. 75.000 NO. 152078 TH XLIIII/ISSN 0215-2987

DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI

TRIBUNJOGJA/BRAMASTO ADHY

PENUMPANG SELAMAT - Pesawat Batik Air tergelincir saat mendarat di Bandara Adisucipto, Yogyakarta, Jumat (6/11). Meski tidak ada korban, Menteri Perhubungan Ignasius Jonan menilai kejadian itu insiden serius. Dia meminta pilot diperiksa. Berita di halaman 14.

Calo Buruh Asing Minta Rp 30 Juta Siapkan Dokumen Abal-abal untuk Urus Persyaratan BANJARMASIN, BPOST Nannan (27) dan Yang Haohao (22), demikian nama dua pria asal Hibei, Tiongkok ini. Jumat (6/11) malam tadi, keduanya dideportasi setelah

tiga hari ‘menginap’ sekaligus menjalani pemeriksaan di kantor Imigrasi Kelas IA, Banjarmasin. Nan dan Hao yang mengaku bekerja di PT Conch South Kalimantan Cement, Tabalong, diamankan karena karena hanya membekali diri

dengan fotokopi paspor. Dokumen-dokumen lainnya juga diduga bermasalah. Kedua orang tersebut bukan pekerja asing yang kali pertama diamankan petugas Imigrasi. Pekan lalu, ada tujuh orang yang juga dari negeri Tirai Bambu didepor-

tasi. Sebelumnya lagi, ditemukan pula 11 pekerja Tiongkok yang bermasalah dengan dokumen baik paspor, kartu izin tinggal terbatas/sementara (KITAS) dan kartu izin tinggal tetap Hal 14 kol 4-7

BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO

DIDEPORTASI - WNA asal Tiongkok, Nannan dan Yang Hao Hao, dideportasi Kantor Imigrasi Kelas I, Banjarmasin, Jumat (6/ 11). Kanan: Contoh ijazah dari Tiongkok.

Gaji Pun Diurus

BPOST INSIDE

IMIGRASI KALSEL DEPORTASI PEKERJA TIONGKOK

SEMPAT MENEMBAK Ternyata Brigadir M Feryanto yang ditabrak mobil yang diadangnya sempat melepaskan tembakan. Bagaimana nasib si penabrak?

Penjamin NANNAN dan Yang Hao Hao mengaku berasal dari Hibei, Tiongkok. Keduanya mengaku bekerja di Tabalong sejak Agustus 2015 sebelum terjerat penertiban yang dilakukan tim kantor Imigrasi Kelas IA Banjarmasin. Keduanya hanya bisa berbahasa Tiongkok. Untuk itu, selama menjalani pemeriksaan, Imigrasi menggunakan jasa tenaga penerjemah, Edi. “Mereka mengaku lulusan setingkat Sekolah Menengah Kejuruan (SMK). Paspornya lagi diambil dan mau diurus di Jakarta. Kalau tidak percaya silakan cek melalui internet. Paspor keduanya ada yang asli.

NEWS ANALYSIS

GUSTI MAKMUR Pengamat Sosial IAIN Antasari

Asal Didatangkan SETIAP orang memang berhak mendapatkan kehidupan yang layak, termasuk pekerjaan. Berdasar pengalaman saya mengamati tenaga kerja asing di luar negeri, memang ada kecenderungan pengadaan pekerja asing di Kalsel ini kerap mengesampingkan kelengkapan dokumen. Tenaga asing yang dikirim ke Kalsel, juga tidak semuanya tenaga ahli. Banyak yang hanya pekerja biasa atau buruh. Gaji mereka biasa saja, tidak ‘istimewa’.

Hal 14 kol 1-3

BERITA BACA

HALAMAN 5

Hal 14 kol 1-3 FOTO-GRAFIS: BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO/RIZALI RAHMAN/ISTIMEWA

SI PALUii

TYAS MIRASIH

Banyak yang Kena

Halaman

24

ADA yang lain di akun instagram @tyasmirasih yang kabarnya milik artis cantik Tyas Mirasih. Infografis dengan judul ‘Jangan Nekat Jadi Haters’ muncul di akun tersebut. Infografis itu menjabarkan maksud hate speech alias ujaran kebencian berdasar Surat Edaran Kapolri Jenderal Badrodin Haiti. Setelah judul infografis itu, tertulis kalimat pem-

buka, “Hati-hati! Jadi haters bisa bikin kamu dijebloskan ke penjara.” Kemudian dilanjutkan penjelasan tentang hate speech yang meliputi penghinaan, pencemaran nama baik, penistaan, perbuatan tidak menyenangkan, provokasi, penghasutan dan penyebaran berita bohong. Tujuan surat edaran itu Hal 14 kol 4-7

Maujek Malam 04

40

12

07

15

27

18

15

19

27

Baca di Halaman

14

Anang Gayam

- Batuyuk sakalinya kuli asing di banua, Lak-ai + Kita maka singalihan bacari, Nang-ai

ILUSTRASI: BPOST GROUP/RIZALI RAHMAN

0711/B01


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.