Bp20170707

Page 1

RP. 3.000

24

LANGGANAN RP. 75.000

Halaman

JUMAT

7 JULI 2017

1

NO. 333 TH XLVI/ISSN 0215-2987

13 SYAWAL 1438 H

MODERN - Bandara Syamsudin Noor dengan gaya modern diprediksi rampung tahun 2019 mendatang. ISTIMEWA

Taochid Tiap 3 Bulan Lapor Presiden Bandara Syamsudin Noor Tuntas Sebelum Pilpres BANJARMASIN, BPOSTLima bulan bulan lagi sudah masuk di 2018. Sementara Bandara Syamsudin Noor ditarget beroperasi tahun 2019. Hanya ada waktu waktu satu tahun setengah Bandara Syamsudin Noor dengan desain baru harus selesai dan operasional. Tidak sedikit yang menyangsikan Bandara ini bakal selesai tepat waktu. Bandara Syamsudin Noor masuk dalam proyek strate-

gis nasional (PSN) yang dicanangkan Presiden Jokowi beberapa waktu lalu. Masuknya revitalisasi bandara Syamsudin Noor dalam PSN tertuang dalam Lampiran Perpres RI no 58 tahun 2017 tentang perubahan atas Perpres No 3 tahun 2016 tentang percepatan pelaksanaan proyek strategis nasional. Selain Bandara Syamsudin Noor, ada tiga proz Hal 11 kol 4-7

KLIK

Banjarmasin Post co.id

Bagaimana kelanjutan proyek Bendungan Papitak Tapin ?

Kata Mereka Bpost Online

Tajuddin Noor Ganie MESTINYA, semua usulan Kalsel harus disetujui oleh Bappenas, hitung-hitung sebagai bagian dari persiapan menjadikan kota Banjarmasin (atau kota lainnya di Kalsel )sebagai calon ibukota baru NKRI

banjarmasin life

Mencari Rezeki Halal

HAL

14

Proyek di Kalsel Masuk PSN Bandara Syamsudin Noor Dasar: Perpres RI No 58 Tahun 2017 tentang perbuahan atas Perpres No 3 Tahun 2016 - Total anggaran Rp 2,3 triliun. Ada 3 bagian yang dilaksanakan pada paket II tersebut. Pertama, pembuatan infrastruktur, seperti jalan peralatan pelayanan darat, jalan service, jalan lingkungan dan jalan akses. Kapet Batulicin Dasar: Perpres No 3 Tahun 2016 Masih kurang dukungan jalan, air bersih, pengolah air limbah, listrik serta pelabuhan berkapasitas minimum 30.000 deadweight tonnage. Perlu politeknik yang sesuai kebutuhan industri.

News Analysis

Jangan Hanya Bikin Senang Rakyat KEPUTUSAN pemerintah pusat bahwa proyek pengembangan Bandara Syamsudin Noor masuk dalam proyek strategis nasi-

SETIA BUDHI

z Hal 11 kol 1-3

Pengamat Kebijakan Publik Fisip ULM

Tak Matikan Madrasah

PERGULATAN manusia mengais rezeki terus bergulir sepanjang hari. Di sebuah desa, seorang tua kaya raya sakit keras. Tersebar isu, bila dia mati akan menjadi hanHAL Oleh: tu, karena kekayaannya diperoleh melalui untalan terKH Husin tentu. Naparin tribun forum

4

WACANA penerapan sekolah lima hari atau full day school (FDS) sempat menimbulkan kekhawatiran bersinggungan dengan jam belajar di HAL Madrasah Diniyah (MD) atau Taman Kanak-kanak/Taman Pendidikan (TK/TP) Alquran.

Proyek Kenaikan Jumlah Penumpang Bandara 4% Syamsudin Noor 4,123,272

2011 2012 2013 2014 2015 Est. Est. Est. Est. Est. 2016 2017 2018 2019 2020 BPOST GROUP/FUAD

Jembatan Kotabaru Gagal Masuk PSN KEINGINAN Kalsel memasukkan pengerjaan jembatan Kotabaru-Tanahbumbu dalam Proyek Strategis Nasional (PSN), tertunda. Namun dengan tertundanya proyek itu masuk PSN tidak melunturkan pengampu kebijakan di Kalsel dan kedepan terus

banjarmasin life

UPAYA ETER MELESTARIKAN BUDAYA LELUHUR

Stok ASI

Bikin Buku Kamus Bahasa Dayak Halong

z Hal 11 kol 1-3 KLIMG.COM

Anang Gayam Pandiran di Getek

- Empat paroyek di Banua masuk proyek nasional, Lak-ai + Baiingat, diawasi KPK, jangan main-main, Nang-ai

K

ini halong semakin dikenal di masyarakat, terutama dari luar daerah. Bagi mereka yang ingin mengenal Halong tinggal membaca bukunya yang baru-baru saja diterbitkan oleh Eter Nabiring, salah seorang tokoh dayak Halong. Ya, lelaki kelahiran

Halong 20 Oktober 1967 ini berinisiatif melestarikan budaya leluhurnya, Dayak Halong dengan menulis buku. Hingga kini sudah ada dua buku karangannya yang diterbitkan yaitu Kamus Populer Dayak Balangan (Dayak Balangan Tribe Dictionary) dan Dayak Halong Balangan (Merawat Tradisi Leluhur Menjaga

z Hal 11 kol 4-7

Stok Darah Menipis

A

DAERAH Halong di Kabupaten Balangan memiliki daya tarik tersendiri bagi siapa saja yang mengunjunginya. Ada banyak kekayaan di sana, Suku Dayak, alam yang masih asri, wisata melimpah, dan kearifan lokalnya serta lainnya.

mengusahakan peluang di tahun selanjutnya. Selama ini, belum ada kepastian kucuran dana APBN untuk menyokong pembangunan jembatan Pulaulaut. Dari pertemuan Dinas PUPR

PASCALIBUR panjang, PMI Kota Banjarmasin mengalami kekurangan stok kantung darah. Pasalnya, selama Ramadan dan libur panjang, jumlah pendonor menurun drastis. Kata dr Budi, Kepala Laboratorium PMI Kota Banjarmasin, HAL persediaan kantung darah di PMI Kota Banjarmasin masih belum stabil.

Atiqah Hasiholan PASCAMELAHIRKAN, aktris Atiqah Hasiholan kini dalam kondisi sehat. Selain itu, produksi air susu ibu (ASI) Atiqah Hasiholan juga amat lancar. “Atiqah sehat-sehat, alhamdulillah. ASI-nya lancar juga,” ujar sang suami,

4,284,080

3,676,168 3,968,501 3,890,729 3,703,443 3,538,179 3,819,539 3,634,592 2,985,774

Yang Tersisa). Eter menuturkan, ide menulis buku tentang Dayak Halong berawal dari keprihatinannya terhadap keberadaan suku Dayak Halong yang terus tergerus zaman. Dia berhadap dengan menulis dan menjadi buku, kehidupan suku Dayak Halong tetap terjaga dan lestari di masa generasi penerus. “Saya bekerja sama dengan YABN Adaro serta budayawan dari Kaltim yang menyarankan agar z Hal 11 kol 1-3

14

Manusia Garubak DASAR ngalih wayah ne mancari gawian di kuta ganal saparti Banjar atau kuta halus macam kuta dudul ya.”Kita ne umanyalah macam-macam z Hal 11 kol 1-4

Waktu SALAT Banjarmasin Sekitarnya

ETER NABIRING ISTIMEWA

SUBUH ZUHUR ASAR MAGRIB z Hal 11 kol 4-7 ISYA

05.07 12.30 15.52 18.27 19.41


2

tribun shopping JUMAT

7 JULI 2017

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Mercy Kenalkan Green Devil

TV dan AC Paling Dicari

GIIAS Ajang Pamer Teknologi JAKARTA, BPOST - Ajang Gaikindo Indonesia International Motor Show (GIIAS) pada Agustus 2017 mendatang, bakal diwarnai kejutan dari Mercedes-Benz Indonesia (MBI). Selain akan memamerkan line-up AMG serta empat produk baru, Mercy juga akan membawa salah satu model terganas di segmen ultra sport premiun, yakni AMG GT R. “AMG GT R kakak dari AMG GT S akan kita bawa di GIIAS. Mobil ini akan kita pasarkan tapi jujur jumlahnya memang tidak akan banyak karena segmen di kelas ultra sport car sangat-sangat sempit,” kata Deputy Director Marketing Communication MBI Hari Arifianto, Kamis (6/7). Seperti diketahui, AMG GT R merupakan salah satu produk Mercy terbaru yang memiliki performa tinggi. Mengusung mesin V8 biturbo berkubikasi 4.000 cc, mobil dua pintu ini mampu memproduksi tenaga hingga 585 tk dan torsi 700 Nm. Sedan eksotis berbalut kelir hijau ini berjuluk “green devil” dan merupakan produk yang cukup unik dari Mercy. Konsep desainnya berbeda dibandingkan seri AMG Sport lainnya karena mengusung gaya North Americana dengan gril yang seperti taring. Sayangnya, saat ditanya soal harga, Hari enggan untuk membicarakannya. Tapi dia memastikan bahwa mobil yang akan dibawa dalam pameran Agustus nanti sudah ada pemiliknya. “Kita bawa satu AMG GT R, itu pun sudah ada yang punya. Jadi ada konsumen

0707/B02

ST RY

HIGHLIGHTS

z Ajang Gaikindo Indonesia International Motor Show (GIIAS) digelar Agustus 2017 mendatang

z GIIAS merupakan ajang pamer teknologi dari para pemain dalam industri otomotif dunia

z Mercedes-Benz Indonesia (MBI) akan memamerkan line-up AMG serta empat produk baru

Jakarta yang pesan mobil itu dari beberapa bulan lalu, dan saat ini masih dalam perjalanan ke Indonesia. Untuk harga kita belum bisa bicarakan,” kata Hari. Sekadar informasi, AMG GT R dikabarkan hanya diproduksi sebanyak 2.000 unit di dunia. Secara proses pembuatan, mobil ini didominasi oleh pengerjaaan tangan alias handmade ketimbang mengandalkan mesin. Bila melirik dari harga yang tercantum dalam situs resmi Mercy di Inggris. AMG GT R di pasarkan secara on the road sebesar 143.245 poundsterling atau Rp 2,34 miliar. Selain green devil, akan menghadirkan pikap XClass sebagai trah baru, bukan pikap double cabin atau single cabin biasa. Berdasar video teaser dengan durasi satu menit menunjukkan X-Class yang melaju di perkotaan dan pedesaan, yang menunjukkan bahwa mobil ini pasti bertugas untuk kendaraan perkotaan biasa, dan cukup tangguh untuk menjelajah off-road. Diketahui, Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) memaparkan perhelatan pameran otomotifnya pada Agustus mendatang. Ketua Umum Gaikindo

Yohanes Nangoi, mengatakan pameran yang sedianya berlangsung dari 10 hingga 20 Agustus itu akan menjadi ajang pamer teknologi dari para pemain dalam industri otomotif dunia kepada masyarakat di Indonesia.(kompas.com/cnn)

BANJARMASIN POST GROUP/HASBY SUHAILY

ELEKTRONIK - Permintaan elektronik seperti AC, TV dan mesin cuci meningkat pascalebaran, sebagaimana di salah satu toko di Banjarmasin, Kamis (6/7).

BANJARMASIN, BPOST Berbeda dengan barang kebutuhan pokok dan pakaian yang ramai jelang Idulfitri, barang-barang elektronik seperti AC, TV, dan mesin cuci, penjualannya justru meningkat setelah lebaran. Begitu mulai buka pada Rabu lalu, penjualan TV dan mesin cuci rata-rata laku terjual lebih dari 15 unit per hari, sedangkan mesin cuci 10 unit per hari. “Itu hanya untuk satu merek saja, seperti LG,” kata Promotor LG Banjarmasin, Surya Fitriansyah, Kamis (6/7). Dia mengatakan, sebelum lebaran penjualan barang elektronik justru sepi. Dikarenakan, masyarakat memprioritaskan memenuhi kebutuhan untuk berlebaran. Disebutkannya untuk produk AC LG tipe T05NLA yang harganya Rp 2 jutaan menjadi salah satu favorit. Sedangkan mesin cuci LG tipe F-8007NMCW harganya Rp 4.250.000. Menurutnya, produk LG

menjadi pilihan konsumen karena ada teknologi dual cool smart inverter yang lebih hemat listrik. Terlebih saat ini pemerintah mencabut subsidi listrik. Pemilik toko MS Elektronik di Jalan Hasan Basri Banjarmasin, Muhammad Arpan mengatakan, pascalebaran konsumen di tokonya justru banyak yang membeli lemari es. Tokonya tersedia kulkas berbagai merek, seperti Sharp, Midea, Panasonic dan LG. Harga mulai Rp 1.500.000 sampai Rp 4.000.000. “Setelah lebaran yang banyak laku lemari es, berbagai merek. Sehari laku bisa lima unit sampai 10 unit,” katanya. Sementara, ibu rumah tangga, Laili memilih untuk menyervis mesin cucinya, ketimbang harus membeli. Dia beralasan, karena dana tunai sudah terpakai untuk memenuhi lebaran. “Menservis saja dulu, tidak membeli barang elektronik. Karena dana sudah terpakai,” imbuhnya. (has)


smart biz banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

JUMAT

likes: BPost Online

7 JULI 2017

3

Angkutan Udara Penyumbang In asi Terbesar

TPID Kalsel Raih Penghargaan BANJARMASIN, BPOST Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) dinilai berhasil dari sisi penanggulangan risiko inflasi yang meningkat di masa-masa Bulan Ramadan dan perayaan Idulfitri tahun ini. Buktinya tingkat inflasi tahunan Kalsel di Bulan Juni 2017 yang juga bertepatan dengan Ramadan sebesar 4,20 persen year on year (yoy). Angka ini turun dibanding bulan sebelumnya yaitu 4,28 persen yoy. Bahkan secara bulanan, inflasi Kalsel termasuk selama Bulan Ramadan dan Idulfitri tercatat sebesar 0,96 persen month to month (mtm), yang lebih rendah dari tingkat inflasi selama Ramadan dan Idulfitri tiga tahun kebelakang yang rata-rata sebesar 1,06 persen (mtm). Tidak seperti yang diprediksi bahwa faktor volatile food yang biasanya menjadi penyumbang utama inflasi di masa Ramadhan dan Idulfitri, ternyata justru faktor administered price-lah yang menjadi penyumbang terbesar sebesar 3,34 persen mtm. Sebagaimana diketahui, komponen inflasi di dalam negeri terdiri dari volatile foods (komponen harga bergejolak), administered price (komponen harga yang diatur pemerintah), core inflation (komponen inti) dan imported inflation (inflasi karena naiknya harga barang impor). Bahkan sebaliknya, komponen volatile foods justru mengalami deflasi sebesar 0,09 persen selama periode ini.

ST

RY

HIGHLIGHTS

z Tingkat inflasi di Juni 2017 sebesar 4,20 persen year on year (yoy), turun dibanding bulan sebelumnya yaitu 4,28 persen yoy.

z Penyumbang terbesar inflasi dari faktor administered price (komponen harga yang diatur pemerintah) yaitu sektor angkutan udara.

z Tim pengendali inflasi daerah (TPID) Kalsel juga mendapat penghargaan atas langkah antisipasinya.

Dan dari komponen administered price, seperti yang diketahui menyumbangkan inflasi dari sektor angkutan udara. Walaupun beberapa maskapai sudah menambah jumlah seat dan penerbangan tambahan untuk

mudik, rupanya karena begitu tingginya permintaan akan transportasi udara tetap menjadi penyumbang inflasi terbesar. “Namun bagaimanapun ini tidak lepas merupakan hasil kerjasama tim pengendali inflasi daerah (TPID) Kalsel melakukan implementasi strategi serta koordinasi yang begitu solid baik di tingkat Provinsi maupun Kabupaten Kota. Tentunya tak lepas juga peran dari Tim Satgas Pangan Kalsel, ini kan dapat penghargaan terbaik nomor dua se-Indonesia jadi patut di apresiasi,” kata Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Kalsel Harymurthy Gunawan, Kamis (6/7). Sebelumnya Tim Satgas Pangan Provinsi Kalsel mendapatkan penghargaan terbaik kedua secara Nasional karena kerja kerasnya dapat berperan besar dalam menjaga kestabilan harga dan ketersediaan bahan pokok di Kalsel. (acm)

Bikin Rumah Pangan Kita KEPALA Dinas Perdagangan Provinsi Kalsel Birhasani yang juga tergabung dalam TPID Kalsel mengakui sudah sekitar dua bulan sebelum Ramadan melakukan berbagai program pengendalian dan pengawasan harga bahan pokok secara intensif. “Jauh sebelum Ramadan sudah kita ingatkan dan awasi persediaan stok, karena dengan kesiapan stok sebelum Ramadan, pedagang besar tidak bisa lagi menaikkan harga,” kata Birhasani. Beberapa langkah yang dilakukan TPID Kalsel diantaranya terus menggiatkan pertumbuhan Rumah Pangan Kita (RPK) di Kalsel yang hingga Juni 2017 sudah berjumlah 286. RPK di Kalsel tersebar di seluruh daerah kabupaten dan kota yaitu di Banjarmasin 152 unit, Hulu Sungai Tengah (HST) 56 unit, Batola 15 unit, Banjar 12 Unit, Kotabaru 11 unit, Banjarbaru dan Hulu Sungai Utara (HSU) masing-masing 8 unit, Tanahlaut 4 unit, Tanahbumbu serta Tapin masing-masing 3 unit dan Tabalong 2 unit. (acm)

BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO

TRANSPORTASI UDARA - Suasana di Bandara Syamsudin Noor, saat arus mudik beberapa waktu lalu. Berdasarkan informasi Bank Indonesia, transportasi udara ternyata menyumbangkan iflasi terbesar di Kalsel pada Juni 2017.

Mandiri Buka Cabang di Malaysia JAKARTA, BPOST - PT Bank Mandiri (Persero) Tbk mengumumkan rencana pendirian kantor cabang penuh di Malaysia dengan nama Bank Mandiri Berhad setelah mengantongi lisensi Qualified ASEAN Bank (QAB). Kantor cabang ini akan mulai beroperasi pada akhir 2017. Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Muliaman D Hadad menjelaskan, Bank Mandiri merupakan bank pertama yang mendapat lisensi QAB. Dengan lisensi tersebut, Bank Mandiri akan diperlakukan setara dengan bankbank lokal yang beroperasi di Malaysia. “Indonesia pun telah memperlakukan bank-bank Malaysia seperti milik sendiri. Ini merupakan langkah maju yang dapat memperkuat hubungan Indonesia dan Malaysia,” kata Muliaman, Kamis (6/7). Rencana pendirian Bank Mandiri Berhad disampaikan Direktur Utama Bank Mandiri Kartika Wirjoatmodjo di Kuala Lumpur. Pengumuman disampaikan dengan didampingi Ketua Dewan Komisioner

OJK Muliaman D Hadad dan Gubernur Bank Negara Malaysia (BNM) Dato’ Muhammad Ibrahim. Pembukaan layanan ini, lanjut Muliaman, merupakan layanan perbankan penuh pertama bagi Bank Mandiri di luar wilayah Indonesia. Bank Mandiri juga menjadi bank pertama yang mendapat lisensi Qualified ASEAN Bank (QAB). “Kami mengapresiasi langkah ini karena hal ini memperlihatkan baiknya hubungan kerjasama kedua Negara sekaligus prospek ASEAN untuk lebih maju,” ujar Muliaman. Direktur Utama Bank Mandiri Kartika Wirjoatmodjo mengemukakan, kegiatan bisnis Indonesia telah tersebar di seluruh ASEAN. Perkembangan positif ini, menurut Kartika, sebagai salah satu yang mendorong Bank Mandiri perlu hadir di Malaysia. “Sebagai bank berlisensi QAB, kami akan beroperasi di Kuala Lumpur untuk mendukung kegiatan bisnis,” tutur Kartika. Untuk membuka cabang penuh di Malaysia, Bank Mandiri menyiapkan

modal sebesar 300 juta ringgit. Bank Mandiri sudah memulainya dengan injeksi modal sebesar 50 juta ringgit dan akan ditambah secara bertahap. Saat ini Bank Mandiri telah memiliki tujuh kantor luar negeri yang terdiri dari 5 cabang di Cayman Islands, Dilli Timor Leste, Hong Kong, Shanghai dan Singapura, serta 2 anak perusahaan yaitu Bank Mandiri Europe Limited di London dan Mandiri International Remittance di Malaysia. Di Malaysia sendiri, Bank Mandiri telah memiliki presence sejak tahun 2009 berupa Mandiri International Remittance (MIR) yang bergerak di jasa pengiriman uang. Saat ini MIR telah memiliki 13 outlets yang tersebar di beberapa lokasi dan melayani Pekerja Migran Indonesia serta beberapa perusahaan di Malaysia. Gubernur Bank Negara Malaysia, Dato’ Muhammad Ibrahim menyatakan, beroperasinya Bank Mandiri di Malaysia menunjukkan hubungan kedua Negara semakin dekat. (kompas.com)

Lintas Finance

Perbankan Bidik Konsumen Kartu Kredit JAKARTA - Bank mencatatkan pertumbuhan beberapa produk konsumer cukup signifikan hingga kuartal dua 2017. Hal ini didorong oleh mulai meningkatnya daya beli masyarakat. Contohnya PT Bank CIMB Niaga Tbk yang mencatatkan pertumbuhan dobel digit di produk kartu kredit, Kredit Tanpa Agunan (KTA) dan Kredit Pemilikan Rumah (KPR). Direktur CIMB Niaga, Lani Darmawan mengatakan, ketiga produk tersebut masingmasing mengalami kenaikan 15 persen untuk Kartu Kredit dan KTA. Sementara PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI) mencatatkan kenaikan hampir 10 persen di akhir semester pertama 2017 yoy. Direktur Konsumer BNI, Anggoro Eko Cahyo menyebut, penyumbang terbesar yaitu kredit kepegawaian (payroll BNI) serta kartu kredit. (kontan.com)

Bunga Deposito Bakal Turun JAKARTA - PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) memproyeksi semester dua 2017 masih ada potensi penurunan bunga deposito. Hal ini karena kedepan, kondisi likuiditas masih terjaga dengan baik. Haru Koesmahargyo, Direktur Keuangan BRI mengatakan saat ini penurunan bunga deposito banyak didorong oleh turunnya bunga deposito jatuh tempo. “Selain itu (penurunan bunga deposito) juga didorong oleh penurunan bunga capping OJK,” ujar Haru, Rabu (5/7). Nantinya diharapkan penurunan bunga deposito akan didorong oleh meningkatnya likuiditas bank baik karena aturan Giro Wajib Minimum (GWM) averaging maupun masuknya modal asing. “Sampai 5 Juli 2017, bunga deposito BRI bervariasi antara 5,5-6,5 persen. (kontan.com)

0707/B03


4

tribun forum

JUMAT

7 JULI 2017

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

FIKRAH

Mencari Rezeki Halal

KERAGUAN adalah pengkhianat yang akan membuatmu kehilangan keberanian untuk sekadar mencoba” (jagokata.com)

IST

BIOGRAPHY.COM

P

William Shakespeare (1564-1616) Penyair dan dramawan dari Inggris

Angkutan Umum yang Manusiawi MELALUI Peraturan Menteri Perhubungan Nomor 29 Tahun 2015 tentang Standar Pelayanan Minimal Angkutan Orang Dengan Kendaraan Bermotor Umum Dalam Trayek, pemerintah memprogramkan semua angkutan kota (angkot) menggunakan AC. Dalam peraturan menteri (permen) tersebut disebutkan paling lambat pada 2018 seluruh angkutan umum wajib menggunakan AC dengan temperatur 20-25 derajat celcius. Harapannya, selain nyaman bagi penumpang, bisa juga menarik para pengemudi mobil pribadi untuk beralih ke angkutan umum, sehingga di tahap akhir ikut mengurangi kemacetan di kota-kota besar. Di antara asumsi yang diambil pemerintah terkait kebijakan ini yaitu terjadinya pergeseran pola pengeluaran masyarakat saat ini yaitu dari Ability To Pay (ATP) menjadi Willingness to Pay. Artinya, masyarakat lebih mempertimbangkan pelayanan daripada biaya yang dikeluarkan. Pertanyaannnya kemudian, berapa tarif yang nanti akan dikenakan ke penumpang. Karena ada konsekuensi biaya lebih dari fasilitas tambahan tersebut. Pemasangan AC otomatis membuat bahan bakar lebih boros. Belum lagi biaya untuk pembelian dan pemasangan AC. Sopir tentu akan mengonversi pengeluaran tambahan ke penumpang. Selain itu, seberapa efektif AC dalam konteks kenyamanan penumpang, karena penumpang angkutan kota seringkali hanya dalam jarak dekat dan angkot rata-rata berukuran kecil dengan penumpang di bawah 12 orang. Bila kemudian pemerintah menjanjikan subsidi untuk penyediaan AC, berapa uang yang harus disediakan Kementerian Perhubungan di tengah cekaknya dana. Karena ada jutaan angkutan yang harus disubsidi pemerintah. Ditarik dalam konteks lokal, pemasangan AC belum mendesak bila dibandingkan dengan masalah peremajaan angkot. Lihat saja, ratusan angkot selain usia yang memang sudah tua, banyak ditemui angkutan yang sudah berkarat, cat mengelupas, jok robek-robek, bahkan bocor kala hujan. Warga pun menjadi ogah berdesak-desakan di angkot yang kondisinya memprihatinkan. Namun, bila kemudian peremajaan sepenuhnya diserahkan ke pengusaha, jelas mereka tak bakal sanggup. Di tengah lesunya bisnis transportasi darat, yang mulai terdesak kendaraan pribadi, jangankan melakukan peremajaan, untuk membeli onderdil pun pengusaha mengaku kelimpungan. Sementara bila harus disubsidi, Dishub Banjarmasin juga sama sekali belum memiliki formulasinya dan kembali menyerahkan pada pengusaha. Padahal, pekerjaan rumah bagi Banjarmasin guna menata angkutan umum masih banyak. Lihat saja kondisi angkutan umum ber-argo, yang ternyata tidak menjalankan argo sebagaimana mestinya, kemudian ekspansi jaringan angkutan transportasi online yang nantinya bakal bertambah banyak, serta tranpsortasi sungai yang mulai ditinggalkan masyarakat. Jelang 2018, Banjarmasin harus segera memikirkan peremajaan angkot secara riil. Wacana yang sempat muncul dalam masa pemerintahan sebelumnya tak bisa lagi ditawar. Kewajiban ber-AC, anggap saja sebagai bonus dari peremajaan armada. Karena justru armada barulah yang lebih penting di kota ini, agar angkutan umum lebih manusiawi. (*)

Homepage: http//www.banjarmasinpost.co.id e-mail: redaksi@banjarmasinpost.co.id Penerbit : PT Gra ka Wangi Kalimantan SIUPP : SK Menpen No. 004/SK MENPEN/SIUPP/A.7/1985 tgl 24 Oktober 1985 Pendiri : Drs H J Djok Mentaya (1939-1994) Sejak Tanggal : 2 Agustus 1971 Drs H Yustan Aziddin (1933-1995) Direktur Utama : A Wahyu Indriyanta HG (P) Rusdi Effendi AR Pemimpin Umum : HG (P) Rusdi Effendi AR

Banjarmasin Post Group Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab: Musyafi' Wakil: Harry Prihanto Manajer Peliputan: M Royan Naimi

Asisten Manajer Peliputan: M Yamani Manajer Produksi: R Hari Tri Widodo

Asisten Manajer Produksi: M Taufik, Agus Rumpoko Manajer Redaksi: H Irhamsyah Safari Redaktur: Elpianur Achmad, Mulyadi Danu Saputra, Anjar Wulandari, Mahmud M

Siregar, Mohammad Choiruman, Aya Sugianto, Budi Arif RH, Syamsuddin, Ernawati, Siti Hamsiah, Mustain Khaitami, Idda Royani, Alpri Widianjono, Kamardi, Rendy Nicko Ramandha, M Risman Noor, Didik Triomarsidi, Eka Dinayanti, Syaiful Akhyar, Murhan Staf Redaksi: Umi Sriwahyuni, Sudarti, Halmien Thaha, Hanani, Burhani Yunus, AM Ramadhani, Syaiful Anwar, Khairil Rahim, Ibrahim Ashabirin, Faturahman, Irfani Rahman, Jumadi, Edi Nugroho, Doni Usman, Sofyar Redhani (kabiro), Hari Widodo, Ratino, Salmah Saurin, M Hasby Suhaily, Helriansyah, Nia Kurniawan, Mukhtar Wahid, Restudia, Yayu Fathilal, Aprianto, Frans Rumbon, Nurholis Huda, Man Hidayat, Reni Kurnia Wati, Rahmadhani, Akhmad Rizky Abdul Ghani, Milna Sari, M Fadli Setia Rahman, Muhammad Elhami, Isti Rohayanti, Mariana, Achmad Maudhody, Amirul Yusuf. Fotografer: Kaspul Anwar Tim Pracetak: Syuhada Rakhmani (Kepala), M Syahyuni, Aminuddin Yunus, Edi Susanto, Sri Martini, Kiki Amelia, Rahmadi, Ibnu Zulkarnain, Achmad Sabirin, Ahmad Radian, M Trino Rizkiannoor, M Denny Irwan Saputra, Nata Prima, Imam Wahyudi, Fuad Ridha, Fitri Ramadhan Nugraha. Biro Jakarta: Febby Mahendra Putra (Kepala), Domuara Ambarita, Murdjani, Antonius Bramantoro, Budi Prasetyo, Fikar W Eda, FX Ismanto, Johnson Simandjuntak, Rahmat Hidayat, Yulis Sulistyawan, Choirul Arifin, Hendra Gunawan, Sugiyarto Penasihat Hukum: DR Masdari Tasmin SH MH Pemimpin Perusahaan: A Wahyu Indriyanta General Manager Percetakan: A Wahyu Indriyanta Asisten General Manajer Percetakan : Suharyanto Wakil PP (Bidang Humas-Promosi): M Fachmy Noor Manajer Iklan: Helda Annatasia (08115803012) ALAMAT Kantor Pusat: Gedung HJ Djok Mentaya Jl AS Musyaffa No 16 Banjarmasin 70111, Telp (0511) 3354370 Ext. 402, 405 (Redaksi), 113, 114 (Iklan), 116, 117 (Sirkulasi). Fax (0511) 4366123, 3353266, 3366303. - Pengaduan Langganan: 08115000117, (0511) 3352050 Biro Jakarta-Persda: Redaksi, Jl Pal Merah Selatan No 12 Lantai II Jakarta 10270, Telp (021) 5483008, 5480888 dan 5490666 Fax (021) 5495358 Perwakilan Surabaya: Jl Rungkut Industri III nomor 68-73 Surabaya, Telp (031) 8419000 Fax (031) 8470000 Biro Banjarbaru: Jl Mister Cokrokusumo Kav 15-17 Widya Chandra Utama, Cempaka, Kota Banjarbaru Telp (0511) 4780355 Fax (0511) 4780356 Biro Palangka Raya: Jl RTA Milono Km 1,5 Palangkaraya Telp (0536) 3242922 Tarif Iklan Display/Advertorial Hal 1: Hitam Putih (BW): Rp 22.500/mmk , Berwarna (FC): Rp 45.000/mmk Iklan Kuping: Berwarna (FC): Rp 50.000/mmk Display/Advertorial Hal Dalam: Hitam Putih (BW): Rp 11.250/mmk Berwarna (FC): Rp 22.500/mmk Iklan Sosial/keluarga: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/mmk. Berwarna (FC): Rp 15.000/mmk Iklan Baris: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/baris. Berwarna (FC): Rp 10.000/baris Iklan 1 Kolom: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/mmk. Berwarna (FC): Rp 15.000/mmk (Harga belum termasuk PPN 10%) PERCETAKAN Nama Perusahaan: PT Grafika Wangi Kalimantan Alamat: Lianganggang Km 21 Landasan Ulin Selatan Banjarbaru Telp (0511) 4705900-01. (Isi di luar tanggungjawab percetakan) BANK BRI Cabang Banjarmasin, Nomor rekening: 0003 01 001063 300, atas nama: PT Grafika Wangi Kalimantan.

WARTAWAN ”BANJARMASIN POST GROUP” SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER

KH HUSIN NAPARIN Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia Provinsi Kalsel

Pada masa kini, ketika orang-orang sibuk menumpuk kekayaan dengan berbagai cara, bahkan menggerogoti uang negara dan menipu serta membebani rakyat yang sudah miskin, ternyata masih ada perempuan terhormat seperti engkau, ibu”

ERGULATAN manusia mengais rezeki terus bergulir sepanjang hari. Di sebuah desa, seorang tua kaya raya sakit keras. Tersebar isu, bila dia mati akan menjadi hantu, karena kekayaannya diperoleh melalui untalan tertentu. Benar, si kaya itu meninggal. Orang di kampung itu tidak ada yang berani mensalatkan. Ahli warisnya mendatangkan penduduk kampung lain dan membagikan amplop tebal. Salat jenazah dilaksanakan, pada takbir pertama, mayatnya bergerak; takbir kedua, mayat itu bangun, dan takbir ketiga dia duduk dan membelalakkan mata. Semua pada lari, kecuali satu orang. Si mayat yang jadi hantu itu berkata, “Apakah kamu tidak takut dengan hantu?” Dia menjawab, “Aku takut dengan hantu, tetapi aku belum dapat amplop, sehingga aku tidak lari.” Demikian manusia, untuk dapat rezeki biar hantu yang dihadapi, rasa takutnya pun menjadi hilang. Dalam mencari rezeki, Nabi SAW bersabda, Thalabul-halali faridhatun ‘ala kulli muslim. Artinya, “Mencari (rezeki) yang halal adalah kewajiban setiap muslim” (HR Muslim). Beliau memperingatkan pula bahwa, Laa yadkhululjannata jasadun guziya bi haramin. Artinya, “Tidak akan masuk ke dalam surga jasad yang diberi makan dengan yang haram” (HR Abu Ya’la, Al-Bazzar, Tabarani, dan Al-Baihaqi). “Dewasa ini, jangankan mencari yang halal, yang haram saja sulit.” Demikianlah ungkapan yang beredar di masyarakat luas. Diriwayatkan, seorang perempuan mengadu kepada Imam Ahmad bin Hanbal RA yang alim dan kaya. Perempuan itu berkata, “Syekh, saya adalah seorang ibu rumah tangga yang sudah

lama ditinggal mati suami. Saya sangat miskin, sehingga untuk menghidupi anak-anak, saya merajut benang di malam hari, sementara siang hari saya gunakan untuk mengurus anak-anak sambil bekerja sebagai buruh kasar di sela waktu yang ada. Karena saya tak mampu membeli lampu, maka pekerjaan merajut itu saya lakukan apabila sedang terang bulan.” Menyimak serius penuturannya, perasaan miris mendengarnya. Sebenarnya hatinya telah tergerak untuk memberi sedekah kepada perempuan itu, tapi dia urungkan dahulu, karena perempuan itu melanjutkan pengaduannya. Perempuan itu tadi meneruskan penuturannya, “Pada suatu hari, ada rombongan pejabat negara berkemah di depan rumah saya. Mereka menyalakan lampu yang jumlahnya amat banyak sehingga sinarnya terang benderang. Tanpa sepengetahuan mereka, saya segera merajut benang memanfaatkan cahaya lampu-lampu itu. Tetapi setelah selesai saya sulam, saya bimbang, apakah hasilnya halal atau haram kalau saya jual? Bolehkah saya makan dari hasil penjualan itu? Sebab, saya melakukan pekerjaan itu diterangi lampu yang minyaknya dibeli dari uang negara, dan tentu saja itu tidak lain adalah uang rakyat.” Imam Ahmad RA terpesona kemuliaan jiwa perempuan itu. Dia begitu jujur, di tengah masyarakat yang bobrok akhlaknya dan hanya memikirkan kesenangan sendiri, tanpa peduli halal haram lagi. Padahal jelas, perempuan ini begitu miskin dan papa. Maka dengan penuh rasa ingin tahu, Imam Ahmad RA bertanya, “Ibu, sebenarnya engkau ini siapa?” Suara serak karena penderitaannya yang berkepanjangan, perempuan ini

mengaku, “Saya ini adik perempuan Basyar Al-Hafi.” Imam Ahmad RA makin terkejut. Karena Basyar Al-Hafi RA adalah gubernur yang terkenal sangat adil dan dihormati rakyatnya semasa hidupnya. Rupanya, jabatannya yang tinggi tidak disalahgunakan untuk kepentingan keluarga dan kerabatnya. Sampai-sampai adik kandungnya pun hidup dalam keadaan miskin. Setelah menghela nafas berat, Imam Ahmad RA berkata, “Pada masa kini, ketika orang-orang sibuk menumpuk kekayaan dengan berbagai cara, bahkan menggerogoti uang negara dan menipu serta membebani rakyat yang sudah miskin, ternyata masih ada perempuan terhormat seperti engkau, ibu. Sungguh, sehelai rambutmu yang terurai dari sela-sela jilbabmu jauh lebih mulia dibanding berlapis-lapis serban yang kupakai dan berlembar-lembar jubah yang dikenakan para ulama. Subhanallah, sungguh mulianya engkau, hasil rajutan itu engkau haramkan? Padahal bagi kami itu tidak apa-apa, sebab yang engkau lakukan itu tidak merugikan keuangan negara…” Kemudian Imam Ahmad RA melanjutkan, “Ibu, izinkan aku memberi penghormatan untukmu. Silakan engkau meminta apa saja dariku, bahkan sebagian besar hartaku, niscaya akan kuberikan kepada perempuan semulia engkau…” Pada zaman sekarang, bisakah kita menemukan anak bangsa yang karakternya seperti perempuan ini? Ataukah kisah inspiratif seperti ini hanya menghiasi lembaran-lembaran kertas di dalam sebuah buku, bukan di atas lembaran kehidupan? (*)

Tulisan Opini bisa dikirim ke email: redaksi@banjarmasinpost.co.id (Maksimal 1.000 karakter tanpa spasi). Sertakan nama, alamat lengkap, nomor telepon, nomor rekening, fotokopi KTP, dan foto diri. Opini yang terbit akan kami berikan imbalan ke nomor rekening penulis. Terima kasih. Artikel yang masuk batas waktu pemuatannya maksimal dua minggu.

Berikan Rambu Hati-hati BANJARMASIN - Kepada pihak Dishub Kota Banjarmasin. Kami warga RT 18 Banua Anyar memohon untuk diberikan rambu atau tanda hati-hati di tikungan yang berada pas di depan Kompleks Abdi Persada Jaya. Tikungan sangat berbahaya apalagi di saat pagi dan sore hari waktu aktivitas padat. Saran kami untuk dapat diberikan rambu atau tanda hati-hati serta dapat ditertibkannya penghalang pandangan di sisi jalan. Demikian kami sampaikan, terima kasih. 08115012300

Pasang Pita Kejut BANJARMASIN - Kepada Dinas Perhubungan Banjarmasin. Kami pemakai jalan khususnya depan Pasar A Yani 1 memohon agar jalannya diberi gelombang kejut, karena sering terjadi kecelakaan. Atas perhatiannya, terima kasih. 082155131399 TANGGAPAN: INSYA Allah, kedua laporan dan masukan ini akan kami bawa pada rapat Forum LLAJ. Dan, apabila anggota forum setuju, maka akan kami tindak lanjuti di lapangan. Terima kasih.

BANJARMASIN POST GROUP/APUNK

BERSIHKAN SUNGAI - Sejumlah petugas Satpolair Polresta Banjarmasin akan memberIST

DRS ICHWAN NOOR CHALIK MSI Kepala Dishub Kota Banjarmasin

Mohon Pengerasan Jalan

Sering Tidak Mengalir TANAHBUMBU - Kepada Yth. Kepala kantor PDAM Pagatan, kenapa di daerah Kampung Baru Pagatan air ledingnya sering tidak jalan, apakah kehabisan air, sedangkan bayarnya sangat mahal. Terima kasih. 081953667156 TANGGAPAN: MOHON maaf kepada pelanggan PDAM Bersujud Kabupaten Tanahbumbu wilayah pelayanan IKK Pagatan Kecamatan Kusan hilir, bahwa mulai 30 Juni 2017 sampai 3 Juli 2017 selama empat hari kami telah melakukan perbaikan WTP di Instalasi Pengolahan Air Saring. Sehingga pendistribusian air ke pelanggan menjadi terganggu, dan butuh beberapa hari untuk distribusi air ke sebagian pelanggan bisa kembali normal. Adapun pembayaran rekening air tergantung dari jenis langganan dan pemakaian air pelanggan dan selanjutnya untuk diketahui bahwa tarif air PDAM Bersujud masih relatif rendah dibanding dengan PDAM di wilayah Kalimantan Selatan. Demikian yang dapat kami sampaikan, terima kasih atas perhatiannya dan mohon maklum adanya.

BARITOKUALA - Kepada Yth. Bapak Bupati Baritokuala (Batola). Kami warga Desa Balukung memohon agar jalan menuju desa kami agar dilakukan pengerasan, karena jalan tersebut kalau hujan tidak bisa dilalui. Terima kasih. 083159904924 TANGGAPAN: INSYA Allah, pengerasan jalan Desa Balukung akan kami programkan pada tahun anggaran 2018. Demikian, terima kasih. IR H ABDUL MANAF Kepala Dinas PUPR Kabupaten Batola

sihkan sampah yang menutup Sungai Martapura, tepat di bawah jembatan Jalan Pangeran Antasari, Banjarmasin, Kamis (6/7). Sebelumnya sampah ini juga menutup sungai di bawah jembatan di kawasan Pasar Lama.

ARDIANSYAH SE Kabag Teknik PDAM Bersujud IST

PEMBACA setia BPost, silakan sampaikan keluhan, saran dan kritik Anda terhadap public service atau masalah pembangunan di banua kita, secara singkat, cerdas dan santun melalui SMS ke nomor 0816215000. Caranya: Ketik HOT <spasi> (isi SMS Anda). Nomor telepon pengirim dicantumkan secara utuh demi akuntabilitas dan transparansi.

IST


inter-nas banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

JUMAT

7 JULI 2017

likes: BPost Online

5

Choel Ikhlas Divonis 3,5 Tahun Penjara JAKARTA, BPOST - Andi Zulkarnaen Mallarangeng alias Choel Mallarangeng mengaku ikhlas menerima vonis 3,5 tahun penjara dan denda Rp 250 juta subsidair 3 bulan kurungan dari majelis hakim Pengadilan Tipikor, Jakarta. Choel terbukti secara sah melakukan korupsi secara bersama-sama pada kasus korupsi pembangunan Pusat Pendidikan Pelatihan dan Sekolah Olah Raga Nasional (P3SON) yang berlokasi di Desa Hambalang, Kecamatan Citeureup, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. “Yang Mulia, terima kasih majelis yang terhormat saya menerima putusan yang telah ditetapkan dan saya ikhlas siap menjalani hukuman atas kekhilafan yang telah saya lakukan,” katanya. Pada saat mendengarkan pembacaan vonis majelis hakim, Choel tampil modis dengan kemeja putih dibalut jaket bomber warna hijau militer. Ia bahkan masih sempat meladeni pertanyaan

ST RY

HIGHLIGHTS

z Choel siap jalani hukuman

z Tampil modis dalam persidangan

z Dinyatakan terbukti

bersalah melakukan korupsi bersama-sama

wartawan ketika disinggung mengenai jaket yang dikenakannya. “Duluan saya dari Pak Jokowi. Saya sudah sebulan sebelumnya(pakai jaket bomber). Hahaha,” kata Choel. Choel terlihat ditemani keluarganya. Sidang Choel baru dimulai sekitar pukul 15.00 WIB karena ketua majelis hakim Baslin Sinaga masih menyidangkan perkara lainnya. Majelis Hakim mengatakan Choel Mallarangeng terbukti secara sah dan meyakinkan melakukan perbuatan korupsi secara bersama-sama terkait dugaan korupsi pembangunan Pusat Pendidikan Pelatih-

Pengacara Kecewa KUASA hukum terdakwa Choel Mallarangeng tampak kecewa atas vonis majelis hakim terhadap kliennya. Dalam vonis tersebut, majelis hakim mengatakan pihaknya tidak memiliki kewenangan untuk meneruskan ke penyidik agar memproses pelaku utama yang sering disebut selama persidangan kasus korupsi pembangunan Pusat Pendidikan Pelatihan dan Sekolah Olah Raga Nasional (P3SON) yang berlokasi di Desa Hambalang, Kecamatan Citeureup, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Pihak Choel telah mengirimkan surat kepada Pengadilan agar memproses bekas Sekretaris Menteri Pemuda dan Olahraga, Wafid Muharam. “Yang agak keliru, kami ada surat dimana selama sidang ada pelaku utama dan menurut saksi-saksi pelaku utama disebut Wafid Nuharram dan kita minta majelis hakim menggunakan kewenangannya untuk memerintahkan penyidik supaya diproses ketentuan hukum yang berlaku,” kata kuasa hukum Choel, Luhut MP Pangaribuan. (tribunnews/eri/wly)

an dan Sekolah Olah Raga Nasional (P3SON) yang berlokasi di Desa Hambalang, Kecamatan Citeureup, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. “Menyatakan terdakwa Andi Zulkarnain Anwar alias Andi Zulkarnain Mallarangeng alias Choel Mallarangeng telah terbuki secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana korupsi secara bersama-sama. Menjatuhkan pidana penjara tiga tahun dan enam bulan penjara dan pidana denda sebesar 250 juta rupiah apabila denda tersebut tidak dibayar maka diganti pidana kurungan selama tiga bulan,” kata Ketua Majelis Hakim Baslin Sinaga. Majelis hakim menilai perbuatan Choel tidak mendukung program pemerintah dalam upaya pemberantasan tindak pidana korupsi. Sementara hal yang meringangkan adalah berlaku sopan di persidangan, belum pernah dihukum, menyesali perbuatannya, masih mempunyai tanggungan keluarga dan telah mengembalikan uang yang dia terima kepada negara melalui KPK. Choel sebelumnya dituntut pidana penjara lima tahun dan denda Rp 500 juta subsidair enam bulan kurungan yang dilayangkan Jaksa Penuntut Umum pada Komisi Pemberantasan Korupsi. Jaksa KPK, Muhammad Takdir Suhan mengakui vonis tersebut memang sudah memenuhi aspek vonis yaitu 2/3 dari tuntutan. “Tapi kami pikir-pikir untuk bagaimana kami menindaklanjuti isi putusan yang tadi oleh hakim dibacakan poinpoin saja,” katanya. (tribunnews/eri/wly)

ANTARA FOTO/HAFIDZ MUBARAK A

LADENI WARTAWAN - Terdakwa kasus korupsi proyek Pusat Pendidikan dan Pelatihan Sekolah Olahraga Nasional (P3SON)

Hambalang Andi Zulkarnaen Mallarangeng alias Choel Mallarangeng meladeni pertanyaan wartawan sebelum menjalani sidang pembacaan putusan di Pengadilan Tipikor Jakarta, Kamis (6/7).

Saudi Cs Sesalkan Respons Qatar z Bersumpah Pertahankan Boikot KAIRO, BPOST - Arab Saudi dan sekutunya bersumpah mempertahankan boikot terhadap Qatar. Saudi cs kecewa karena Qatar memberikan tanggapan negatif terhadap daftar tuntutan untuk mengakhiri krisis diplomatik di kawasan Timur Tengah. Seperti dilansir AFP, Kamis (6/7), Qatar menyerukan digelarnya ‘dialog’ untuk menyelesaikan perselisihan dengan Saudi cs. Sementara sebelumnya, Qatar mengecam 13 daftar tuntutan Saudi cs sebagai prasyarat untuk mengakhiri krisis dan menyebutnya ‘dibuat untuk ditolak’.

Para Menteri Luar Negeri dari empat negara Teluk Arab, yakni Mesir, Saudi, Bahrain dan Uni Emirat Arab menggelar pertemuan di Kairo, pekan ini, untuk membahas Qatar. “Menyesalkan respons negatif dari Qatar,” demikian pernyataan gabungan empat negara itu. Menlu Mesir, Sameh Shoukry, menyebut tanggapan Qatar atas tuntutan Saudi cs itu tidak memiliki substansi. Tanggapan resmi Qatar itu diserahkan via Kuwait, yang bertindak sebagai penengah dalam krisis ini. “Merefleksikan kurangnya pemahaman soal gentingnya

situasi,” sebut Shoukry. Pembicaraan empat negara di Kairo terjadi sekitar sebulan, setelah mereka kompak memutuskan hubungan diplomatik dengan Qatar. Mereka menuding Qatar mendukung terorisme dan melunak pada agendaagenda Iran, musuh Saudi. Tudingan itu telah disangkal oleh Qatar. “Boikot akan tetap diberlakukan,” tegas Menteri Luar Negeri Saudi, Adel alJubeir, dalam konferensi pers gabungan di Kairo, usai pertemuan digelar. Keempat negara itu tidak menyatakan sanksi lanjutan untuk Qatar yang

tidak memenuhi tuntutan mereka, seperti diungkapkan sebelumnya. “Secara bertahap pada saat yang tepat,” imbuh pernyataan gabungan keempat negara itu. (afp/dtk)

0707/B05


6

0707/B06

JUMAT JUMAT

7 JULI 2017 2017 17 FEBRUARI

pasar otomotif banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online


JUMAT JUMAT

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

7 JULI 2017 2017 17 FEBRUARI

7

0707/B07


8

0707/B08

JUMAT JUMAT

7 2017 2017 17JULI FEBRUARI

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online


tribun borneo JUMAT

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

7 JULI 2017

likes: BPost Online

9

Bupati Lepas Kafilah FASI HSS KANDANGAN, BPOST - Bupati Hulu Sungai Selatan (HSS) H Achmad Fikry melepas secara langsung kafilah HSS untuk mengikuti Festival Anak Sholeh Indonesia (FASI) X Kalimantan Selatan (Kalsel) di Banjarbaru. Pelepasan Kafilah FASI HSS dilaksanakan di halaman sekretariat Pemkab HSS, Kamis (6/7) yang dihadiri langsung oleh peserta dan para pejabat lingkup HSS. Kafilah HSS akan mengikuti kegiatan FASI Kalsel 2017 di Asrama Haji Banjarbaru dari 7-9 Juli

mendatang. mad Bupati HSS H Achmad Fikry berpesan untuk menn jaga kondisi kesehatan ra dan kebersamaan para gikafilah HSS saat mengikuti FASI X Kalsel di Banjarbaru. fi“Kami berharap Kafirtalah HSS bisa mempertahankan hasil seperti FASI IX yang berlangsung di HSS 2014 lalu dengan peringkat tiga besar se Kalsel,” katanya. Ketua rombongan FASI HSS,

PROTOKOL DAN KEHUMASAN

BERANGKAT - Kafilah FASI HSS berfoto bersama dengan Bupati sebelum berangkat ke Banjarbaru

HM Thalib mengataka kafilah FASI takan, HS berjumlah HSS 83 orang, terdiri atas 43 pesert dan 40 orang ta t terdiri pendamp ping, pelatih dan pa panitia. M Mengikuti kegiatan FASI X di tingkat Kalsel med untuk memmenjadi media perkokoh silaturahmi antar daerah se-Kalsel sekaligus menjadi wadah untuk mengevaluasi dan membiasakan anak-anak di bidang agama khususnya baca dan tulis Alquran. “Pada ajang FASI IX se Kalsel kita sebagai tuan rumah dan kita berada diposisi tiga besar se Kalsel. Untuk FASI X di Banjarbaru minimal kita bisa mempertahankannya,” katanya. Namun, pihaknya berharap semua peserta bisa tampil maksimal agar bisa memperbaiki peringkat di tingkat provinsi. Kordinator lomba FASI HSS, M Ubaidillah menuturkan, persiapan sudah dilakukan selama tiga bulan dengan persiapan TC di tingkat kabupaten dan tingkat kecamatan. “Semua peserta sudah melakukan persiapan dengan baik.

Muatan Harus 8 Ton

Forum Kominda Sepakat Beri Dispensasi BARABAI, BPOST- Setelah tiga kali memberikan dispensasi kepada truk pengangkut semen PT Conch melintas di jalan kabupaten, Bupati HST H Abdul Latif kembali terpaksa memberikan kebijakan tersebut. Hal ini dilakukan dengan alasan untuk kepentingan masyarakat umum, yang selama beberapa hari terganggu oleh deretan truk trailer dan tronton yang parkir di bahu Jalan Simpang Kapar. Kebijakan tersebut diambil setelah Latif mengundang anggota Forum Komunikasi Pimpinan Daerah, terdiri Kapolres, perwakilan DPRD, Dandim 1002 Barabai, Danyon 621 Manuntung, Kajari HST serta Ketua PN Barabai, dalam forum rapat membahas solusi mengatasi angkutan berat, untuk menyelamatkan jalan kabupaten, sementara jalan nasional Walangsi-Kapar masih rusak parah. Selain Forkominda, rapat Kamis (6/7) sore hingga menjelang magrib ini, juga dihadiri Plt Sekda, Ketua Masyarakat Trasportasi Kalsel (MTK), purnawirawan polisi Kombes Sahbani, dua

tokoh ulama, KH Akhmad Barmawi dan KH Syamsuni, tokoh masyarakat serta para kades yang desanya dilewati angkutan milik perusahaan pengangkut semen PT Conch tersebut. Dari asosiasi angkutan sendiri, tak ada yang hadir. Ketua MTK, Sahbani bahkan mengatakan, dispensasi tiga kali yang diberikan bupati, sudah terlalu baik dengan segala kearifan lokal. “Semestinya pihak perusahaan tahu diri. Pemerintah kabupaten pun tidak salah kalau dengan kebijakan menutup jalan kabupaten, karena para pemilik angkutan sudah melanggar ketentuan tonase sesuai kelas jalan,” katanya. Hal senada disampaikan HM Fajeri, tokoh masyarakat HST. Dia meminta tak ada lagi istilah dispensasi. KH Syamsuni mengatakan, semua pihak tanpa kecuali, mestinya menaati hukum negara. “Tidak boleh ada diskriminasi baik dibidang hukum, politik ekonomi,” kata kata kiai yang akrab disapa Guru Samsun. Dia pun mengimbau tak

ST

RY

HIGHLIGHTS

z Pemkab HST mela-

kukan sosialisasi dan dispensasi kepada angkutan semen z Pemkab HSST juga dituntut melakukan pendekatan kepada Pemprov, Polda Kalsel dan lainnya.

PROTOKOL DAN KEHUMASAN

KAFILAH -Bupati HSS H Achmad Fikry mengangkat seorang kafilah cilik sebelum Kafilah FASI HSS berangkat ke Banjarbaru.

Semoga semua peserta bisa tampil dengan kemampuan terbaik dan bisa membawa nama baik HSS di tingkat provinsi hingga tingkat nasional,” katanya.

Santri-santri dari HSS sendiri sudah berhasil meraih juara baik di tingkat provinsi hingga tingkat nasional. “Pada FASI tingkat nasional

pada 2014, lima wakil kita bisa menjadi juara. Semoga tahun ini, FASI HSS kembali bisa meloloskan di tingkat nasional,” katanya. (ryn/*)

Bersaing Jadi Polsek Terbaik AMUNTAI, BPOST - Dalam memeriahkan HUT ke-71 Bhayangkara, Polres HSU menggelar kegiatan lomba polsek terbaik. Hal ini dilakukan untuk memacu dan mengoptimalkan kebersihan kantor, kerapian, keteraturan dan pelayanan kepada masyarakat. Selain itu, meningkatkan menejemen administrasi dan kesiapan anggota dalam melaksanakan tugas dan yang paling utama adalah meningkatkan kesiap siagaan dalam antisipasi bahaya aksi terorisme. Tim Polres HSU yang dipimpin Kabag Sumda Polres Hsu Kompol Binsar Marpaung SSos, yang terdiri dari Kasubag Humas, Kasiwas, Baur Paminal Sie Propam dan personil Sumda men-

datangi Polsek Amuntai Selatan, Polsek Amuntai Kota serta Polsek Banjang guna memberikan penilaian. Seluruh item penilaian diperiksa dengan seksama, para anggota Polsek juga memberikan penjelasan mengenai program yang dijalankan di Polsek. Usai melakukan penilaian Kompol Binsar Marpaung memberikan arahan kepada seluruh anggota di tiap Polsek yang dikunjungi. Kebersihan kantor diperhatikan bukan hanya pada momen peringatan tertentu. Namun harus diperhatiakn setiap hari agar saat memberikan pelayanan kepada masyarakat juga lebih nyaman. Kesan Polisi bersih bisa tercipta dengan memperhatikan kkebersihan kantor

BANJARMASIN POST GROUP/NIA KURNIAWATI

PERIKSA ANGGOTA - Sejumlah anggota tim penilai dari Polres HSU yang dipimpin Kabag Sumda Polres Hsu Kompol Binsar Marpaung Ssos memeriksa kelengkapan anggota polsek yang dikunjungi pada Lomba Polsek Terbaik HUT ke-71 Bhayangkara, Kamis (6/7). dan kebersihan diri setiap anggota. “Anggota juga harus disiplin dalam menjalankan

tugas, meskipun berada di kecamatan namun kedisiplinan juga tetap perlu dijaga,” katanya. (nia)

hanya HST yang melakukan protes terhadap perusahaan angkutan semen yang menimbulkan kerusakan jalan sebagai fasilitas publik. Tapi juga seluruh kepala daerah yang wilayahnya dilintasi. Bupati HST setelah mendengarkan pendapat berbagai pihak, menawarkan solusi. Tetap tak ada kompromi, dengan risiko terjadi gangguan lalu lintas umum pengguna jalan, atau diberi dispensasi lagi dengan jangka waktu tertentu dan syarat yang berlaku. Forum pun akhirnya menyepakati beberapa poin dengan pertimbangan untuk kepentingan masyarakat umum pengguna jalan lainnya. (han)

0707/B09

Bupati Tapin HM Ari n Seharian Kerja di Lapangan z Binuang-Lokpaikat Segera Terang Benderang RANTAU, BPOST - Bupati Tapin Drs HM Arifin Arpan MM hampir seharian penuh Rabu (5/7), bekerja di lapangan meninjau berbagai sarana dan prasarana di Rantaubaru, Pasar Baru Binuang, Jembatan Binuang dan kantor camat Binuang. Meskipun hampir seharian di lapangan, Bupati tak terlihat lelah demi kepentingan masyarakat tersebut. Kerja di lapangan itu bupati didampingi sejumlah

dinas terkait. Kepada jajarannya, Bupati menekankan mempercepat penyelesaian pembangunan pasar raya Binuang. Dan fasilitas lainnya yang menyangkut kepentingan publik. Uniknya lagi, Bupati HM Arifin Arpan sambil memantau pembangunan di lapangan sekaligus berdiskusi dengan jajarannya. Cara HM Arifin membuat keputusan dan arahan kepada jajaran-

HUMAS PEMKAB TAPIN

BERDISKUSI -

Bupati Tapin Drs HM Arifin Arpan MM berdiskusi dengan jajarannya disela-sela meninjau berbagai sarana dan prasarana di Rantaubaru, Pasar Baru Binuang, Jembatan Binuang dan kantor camat Binuang, Rabu (5/7)

nya memang uniknya yaitu sering dilakukannya di lapangan. Sebelum ke Binuang, Bupati HM Arifin Arpan yang didampingi Kepala dinas dari Dinas Permukiman Pariwisata, Dinas Lingkungan Hidup dan Dinas Pekerjaan Umum (PU) serta sejumlah dinas terkait lainnya. Mantan Ketua DPRD Tapin itu menekankan kepada dinas terkait untuk memaksimalkan keindahan RTH Rantaubaru. Sebab, Rantaubaru saat ini menjadi wisata murah meriah bagi keluarga, apalagi setelah berdirinya waterboom nanti, jelas bupati teladan nasional 2017 tersebut. Bupati Tapin HM Arifin Arpan juga memprioritaskan penerang-

HUMAS PEMKAB TAPIN

BERI ARAHAN - Bupati Tapin Drs

HM Arifin Arpan MM memberi arahan kepada jajarannya ketika meninjau berbagai sarana dan prasarana di Rantaubaru, Pasar Baru Binuang, Jembatan Binuang dan kantor camat Binuang, Rabu (5/7).

an jalan umum mulai Binuang hingga Lokpaikat. Pada 2018 nanti lampu jalanan di sepanjang wilayah itu akan terang benderang, sehingga Tapin lebih bercahaya dan indah

pada malam hari. Demi mempercepat menata keindahan Kabupaten Tapin, bupati menekankan kepada dinas terkait saling bekerjasama. HM Arifin Arpan juga mene-

kankan kepada dinas terkait merindangkan Rantaubaru, karena Rantaubaru saat ini menjadi persinggahan warga, baik dari Banjarmasin ke hulu sungai maupun sebaliknya. (him) 0707/B09


10

tribun borneo

JUMAT

7 JULI 2017

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Herni Bingung Aturan Pilkades di Tanahlaut PELAIHARI, BPOST - Herni, warga Desa Benua Tengah, Kecamatan Takisung, Kabupaten Tanahlaut adalah satu dari lima anggota panitia pemilihan kepala desa serentak di Desa Benua Tengah, Kecamatan Takisung. Ia mengaku, pemilihan kepala desa serentak pada 2017 ini di Kabupaten Tanahlaut, aturannya sangat rumit, sehingga perlu mengikuti semua penjelasan yang disampaikan pihak Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa Kabupaten Tanahlaut. “Aturan pemilihan kepala desa serentaknya, saya rasa rumit,” katanya saat sesi istirahat mengikuti kegiatan pelatihan dan sosialisasi pelaksanaan pemilihan kepala desa serentak 2017 di Balairung Tuntungpandang, Pelaihari, Rabu (5/7). Herni mengaku, sebelumnya pernah terlibat dalam kepanitiaan seperti pemilihan Gubernur Kalsel, pemilihan presiden dan pemilihan anggota legislatif di desanya. Kepala Dinas Pember dayaan Masyarakat Desa Kabupaten T anahlaut, Muhammad Hanil menjelaskan, pelatihan dan sosialisasi pelaksanaan pemilihan kepala desa serentak itu bertujuan menyiapkan tahapan persiapan panitia pemilihan

ST RY

HIGHLIGHTS

z Lima desa di

Tentunya harapan dari sosialisasi Pilkades serentak di Kabupaten Tanahlaut ini akan menghasilkan pemimpin lokal yang mampu membangun desa secara mandiri M HANIL Kepala Dinas PMD Tanahlaut

kepala desa di desa mereka. Selain itu, agar selama proses tahapan persiapan itu acuannya jelas sesuai dengan regulasi pemilihan kepala desa serentak, seperti penjaringan calon kepala desa, pemutakhiran data pemilih sementara hingga pemungutan suara. Menurut Hanil, pelatihan dan sosialisasi pelaksanaan pemilihan kepala desa serentak itu dilaksanakan selama dua hari. Hari pertama untuk panitia pemilihan kepala

BPOST GROUP/MUKHTAR WAHID

BEKALI-Pemerintah Kabupaten Tanahlaut membekali panitia

pemilihan kepala desa serentak di Balairung Tuntungpandang, Pelaihari, Rabu (5/7).

Kecamatan Takisung, Tanahlaut gelar pilkades z Aturan pemilihan Disosialisasikan Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa Tanahlaut z Penitia pemilihan lokal menilai Aturan pemilihan kades terasa rumit z Persiapan pemilihan sesuai regulasi pemilihan kepala desa serentak desa di 27 desa. Hari kedua sisanya. Tahun ini pelaksanaan pemilihan kepala desa serentak dilaksanakan di 53 Desa di 11 Kecamatan. Narasumber yang dilibatkan tak hanya dari Pemerintah Kabupaten Tanahlaut. Tapi instansi lainnya seperti anggota KPU Tanahlaut, Kejaksaan Negeri Tanahlaut dan Kepolisian Resor Tanahlaut. “Tentunya harapan dari sosialisasi Pilkades serentak di Kabupaten Tanahlaut ini akan menghasilkan pemimpin lokal yang mampu membangun desa secara mandiri serta mampu menggali pendapatan desa sesuai potensi di wilayah desa mereka,” katanya. Sementara, terkait sejumlah desa yang dijabat pelaksanaan tugas karena kepala desanya terjerat permasalahan hukum, diakui Kepala Bidang Bina Desa dan Kelurahan pada Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa Kabupaten Tanahlaut, Darmawisata menunggu keputusan dari Pengadilan. “Dari beberapa kepala desa yang tersangkanya masalah hukum kami non-aktifkan. Jika sudah berkekuatan hukum dinyatakan bersalah akan diberhentikan," ujar Darma. (tar)

BANJARMASIN POST GROUP/MAN HIDAYAT

DATA PSK - Petugas Satpol PP Tanahbumbu mendata pekerja seks seksual (PSK) yang terjaring razia dalam operasi di dua tempat lokalisasi yang sudah ditutup, Sumpul Satui dan Kapis Simpangempat, Rabu (5/7).

PSK Pernah Dapat Santunan Tertangkap Lagi BATULICIN, BPOST - Setidaknya sebanyak delapan perempuan diamankan jajaran Satpol PP dan usur muspika Kecamatan Satui di eks lokalisasi Sumpul Satui. Operasi gabungan itu digelar karena diduga masih melakukan aksi prostitusi yang sudah dilarang pemerintah daerah. Padahal, ada sebanyak 212 Pekerja Seks Komersial (PSK) dan 41 pemilik warung yang diberikan uang santunan sebesar Rp 10 juta yang diperuntukan untuk modal usaha. Mereka pun dipulangkan saat penutupan lokalisasi pada 2015 di dua tempat, Sumpul Satui dan Kapis Simpangempat Tanbu. Saat itu, mereka memberikan surat pernyataan bila kembali akan mengganti rugi dua kali lipat dan ancaman pidana. Namun faktanya, di lokalisasi itu masih terus beroperasi secara kucing-kucingan. Bahkan, Ramadan yang telah berlalu, sempat

diamankan beberapa PSK. Rabu (5/7) sekitar pukul 17.00 Wita, di eks lokalisasi Sumpul Satui, tim gabungan yang digelar Camat Satui Ferdi Yospi beserta jajaran Satpol PP, Koramil dan Polsek Satui mengamankan delapan perempuan. Bahkan, diantara delapan PSK itu, sebagian dari mereka adalah yang pernah menerima santunan Rp 10 juta dari pemerintah daerah. Hal itu terungkap setelah para PSK tiba di kantor Satpol PP Tanbu Rabu (5/7). Mereka mengaku ada yang mendapatkan Rp 10 juta dan ada pula yang mendapatkan Rp 5 juta. LS misalnya yang mengaku mendapatkan dana tersebut, kembali karena perlu uang. Sedangkan uang yang didapat dari pemda itu hanya untuk membayar hutang. Dia pun kembali karena banyak temannya yang kembali terlebih dulu. “Iya dapat. Tapi kembali lagi, perlu uang. Saya kembali lagi karena banyak

teman yang kembali lagi,” katanya. Beda lagi dengan ER yang mengaku, kesal dan kembali mencari uang sisanya. Karena hingga saat ini, dirinya hanya mendapatkan Rp 5 juta. Dan isi rekening yang dijanjikan dapat belakangan setelah dipulangkan tak kunjung masuk. “Yang dapat 10 juta saja kembali, apalagi yang cuma dapat Rp 5 juta. Ya datang lagi lah. Saya juga perlu uang, saya cari-cari tidak ada sampai sekarang, kemana sisa uang yang dijanjikan itu,” katanya. Beda lagi dengan SY yang mengaku, sebagai pemilik warung tersebut. Dia memang sempat berusaha di tempat lain tetapi tidak laku, akhirnya dia memilih kembali apalagi sebelumnya dia pernah mendengar akan diberikan sapi. “Kan belum full. Kemarin katanya pernah mau diberikan sapi untuk berusaha, tetapi sampai saat ini tidak ada kabar lagi. Ya, saya jual-

an di sana dan punya teman wanita di tempat itu,” katanya. Kasat Pol PP Tanahbumbu, Andi Aminudin melalui Kabid Trantibum dan Operasional, Sarmidi mengatakan, saat ini jajarannya melakukan penertiban sesuai dengan surat edaran Bupati. Hasilny, tim mendapatkan beberapa wanita di lokalisasi tersebut. Dari pemeriksaan sementara, ada yang pernah mendapatkan uang santunan Rp 10 juta yang diberikan pemerintah daerah. Namun sesuai dengan perjanjian yang telah dibuat, mereka akan mengembalikan plus dikenakan pidana. “Jadi memang ada beberapa yang pernah dapat santunan yang tujuannya agar mereka membuat usaha, tapi justru kembali lagi. Penyelidikan masih kami lakukan dan kami akan mengambil tindakan selanjutnya dan berkoordinasi dengan Dinas Sosial,” kata Sarmidi. (hid)

Lintas Borneo

Pembunuh Masrafah Divonis Penjara Seumur Hidup PELAIHARI - Muhammad Nur alias Nunuy alias Nurhadi (30), terdakwa kasus pembunuhan di Desa Bentok Kampung, Kecamatan Batibati, Kabupaten Tanahlaut, pada 2013 lalu, divonis bersalah. Dalam sidang pembacaan putusan, Rabu (5/7) itu, Ketua majelis hakim Pengadilan Negeri Pelaihari, Boedi Haryantho menjatuhkan hukuman terhadap

terdakwa penjara seumur hidup. Humas Pengadilan Negeri Pelaihari, Poltak Hutajulu dikonfirmasi membenarkan, putusan itu lebih tinggi dari tuntutan jaksa penuntut umum, yaitu penjara 20 tahun. Menurut Poltak, terdakwa dinilai bersalah melakukan pembunuhan berencana dan pencurian disertai dengan

pemberatan. “Ini sesuai dengan dakwaan jaksa penuntut umum,” ujarnya. Terpisah, Penasihat hukum terdakwa Hj Sunarti dikonfirmasi menjelaskan pihaknya akan melakukan upaya hukum banding ke Pengadilan Tinggi Kalsel. “Usai ketua majelis hakim membacakan putusan. Terdakwa langsung menyatakan banding,” katanya. (tar)

Advertorial

DPRD Banjarbaru Tertarik Pesatnya Pembangunan Infrastruktur Tanbu BATULICIN - Pesatnya pembangunan yang terjadi di Kabupaten Tanahbumbu (Tanbu) dalam beberapa tahun terakhir, menjadi perhatian serius bagi daerah lain. Satu di antaranya Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Banjarbaru dari Komisi III yang melaksanakan kunjungan kerja ke Pemkab Tanbu. Wakil Ketua DPRD Kota Banjarbaru, Wartono, yang memimpin kunjungan ini, mengatakan, meskipun berpredikat sebagai kabupaten termuda di Kalimantan Selatan, Tanahbumbu tidak kalah pembangunannya dengan daerah lainnya di Bumi Lambung Mangkurat. Bahkan, kedatangan Komisi III DPRD Kota Banjarbaru perlu untuk mengetahui terkait pesatnya pembangunan yang terjadi di Bumi Bersujud. “Kami melihat pembangunan infrastruktur khususnya peningkatan pembangunan jalan begitu pesat di Tanbu. Bahkan kami keget melihat desain jalannya,” katanya.Tidak hanya itu, Tanbu juga memiliki keunggulan dibidang pariwisata yang bisa di jual

ditingkat Nasional seperti Pesta Adat Mappanretasi,” ujarnya. Wartono menjelaskan, tujuan kedatangan kunjungan kerja jajarannya tidak lain adalah untuk menggali informasi terkait infrastrukur yang ada di Tanbu yang akan diterapkan di Kota Banjarbaru, khususnya dalam hal penganggaran baik itu yang bersumber dari APBD, APBN, maupun pihak ketiga. Selain pembangunan infrastruktur jalan dan penataan kota, kunjungan kerja DPRD Komisi III Kota Banjarbaru juga ingin mengetahui langkah-langkah kedepan Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu dalam pengembangan Kawasan Industri Batulicin (KIB) yang diharapkan dapat menumbuhkan perekonomian di Kalimantan Selatan. Sementara, Pelaksana Tugas (Plt) Sekretaris Daerah (Sekda) Tanbu, Ir H Erno Rudi Handoko, menyambut baik kedatangan Komisi III DPRD Kota Banjarbaru ke Tanahbumbu yang di harapkan dapat memperat tali silaturahmi bagi kedua wilayah dan akan berdampak bagi pembangunan dan kesejahteraan masyarakat di

masing-masing daerah. Dalam pemaparannya, Erno menyebutkan, Pemkab Tanbu dibawah kepemimpinan Bupati Mardani H Maming dan Wakil Bupati H Sudian Noor berkomitmen untuk membangun daerah, khususnya infrastruktur jalan. “Sejak periode pertama kepemimpinannya, Bupati Mardani H Maming fokus pada tiga program prioritas pembangunan yang disebut dengan Tri Dharma Pembangunan yaitu Infrastruktur, Pendidikan dan Kesehatan Gratis,” kata Erno. Dia juga menegaskan, untuk pembangunan infrastruktur jalan pemerintah membangun jalan yang menghubungkan ibu kota dengan jalan kecamatan dan antar kecamatan. Setelah itu, pembangunan bergeser pada jalan penghubung antar desa dan jalan lingkungan sehingga Bupati berkeinginan tidak ada lagi desa yang terisolir karena permasalahan infrastruktur jalan. “Urat nadi perekonomian masyarakat adalah akses jalan antar desa dan kecamatan. Inilah yang menjadi dasar bagi Bupati untuk

bersalaman dengan wakil DPRD Banjarbaru.

Banjarbaru.

memprioritaskan pembangunan infrastruktur jalan,” ucapnya. Terkait dana pembangunanya, Plt Sekda mengatakan, selain mengandalkan dana APBD, Pemkab Tanbu juga giat berkoordin-

HUMAS PEMKAB TANAHBUMBU

HUMAS PEMKAB TANAHBUMBU

BERSALAMAN - Plt Sekda Tanbu H Erno Rudi Handoko (baju kuning)

HUMAS PEMKAB TANAHBUMBU

BERBINCANG - Wakil Bupati Tanahbumbu H Sudian Noor (baju biru) berbincang dengan anggota dewan

SAMBUT

- Wakil Bupati Tanbu menyambut dengan bersalaman dengan wakil DPRD Tanbu.

asi dengan Pemerintah Pusat. Hubungan baik antara pihak Eksekutif dan Legislatif di Tanah Bumbu sangat membantu kami dalam berkoordinasi dengan Pemerintah Pusat. Erna mengatakan Pemerintah Kabupaten Tanahbumbu menginginkan agar masyarakat benar-benar merasakan, APBD digunakan untuk kesejahteraan masyarakat. Tidak hanya infrastruktur jalan, pemkab Tanbu juga menyiapkan pembangunan Politeknik Batulicin yang mana pembangunan Poli Teknik ini akan mulai dikerjakan pada 2018. Politeknik Batulicin merupakan Politeknik pertama di Kalimantan di bawah Kementerian Perindustrian yang diharapkan dapat menyuplai tenaga kerja di perusahaan-perusahaan yang tersebar di Kalimantan. Ia menegaskan, pembangunan infrastruktur yang pesat di Tanbu juga berkaitan pula dengan ditetapkannya Kawasan Industri di Kabupaten Tanahbumbu.

Dalam kesempatan kunjungan kerja itu, Plt. Sekda juga mempromosikan destinasi wisata dan juga produk UKM Tanah Bumbu seperti kerupuk ikan, amplang ikan tenggiri, dan juga kain tenun khas pagatan. Kunjungan kerja Komisi III DPRD Kota Banjarbaru bersama rombongan ke Pemerintah Kabupaten Tanahbumbu diterima langsung Wakil Bupati Tanahbumbu H Sudian Noor, Kamis (6/7). Turut pula Plt Sekda Tanbu Erno Rudi Handoko, Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesra HM Idjrai, Asisten Bidang Ekonomi dan Pembangunan Ambo Sakka, Asisten Bidang Administrasi Umum H Mustaing, Kepala Badan Pengelola Pajak dan Retribusi Daerah Adrianto Wicaksono, Kepala Bagian Pemerintahan Setda Tanbu Muhammad Aini, sejumlah perwakilan pimpinan SOPD Tanbu dari Dinas PUPR, Dinas Perkintan, Badan Pertanahan Nasional Tanbu, dan SOPD terkait lainnya. (hid/*)


tribun kronika banjarmasinpost.co.id

Kurang Dukungan KAWASAN Industri Batulicin menjadi proyek strategis nasional sejak 2016 sesuai Perpres no 3 tahun 2016 tentang percepatan proyek strategis nasional. Di dalamnya terdapat anchor industri yaitu PT MJIS. Namun pabrik yang bergerak dibidang biji besi itu berhenti beroperasi dikarenakan permasalahan infrstruktur dasar untuk mendukung kawasan industri tersebut. Pabrik terhenti karena kurangnya dukungan baik di dalam kawasan maupun sekitar kawasan industri seperti jalan, air bersih, air limbah, daya listrik serta pelabuhan dengan kapasitas minimum 30.000 dwt. Adanya masalah itu diakui Roy Rizali Anwar, Kadinas Pekerjaan Umum dan Pena-

Jangan Hanya Bikin Senang Rakyat z Sambungan Hal 1

onal jangan hanya sekedar statemen. Harus ada hitam di atas putih, baik itu dalam bentuk peraturan presiden, undangundang atau apapun bentuknya. Hal ini agar kita di daerah ada modal untuk mengontrol proyek ini, kapan harus dimulai dan kapan harus berakhir sebagai bagian dari proyek strategis nasional tersebut. Jadi tidak hanya melempar

Bikin Buku Kamus Bahasa Dayak... z Sambungan Hal 1

kehidupan Dayak Halong didokumentasikan. Saat itulah muncul ide untuk menulis tentang kehidupan suku Dayak Halong,” ungkap Eter. Tahun 2014 dia mulai menggarap buku pertamanya, Kamus Populer Dayak Balangan. Dia membutuhkan waktu sekitar tiga bulan untuk membuat buku panduan seputar kehidupan Dayak Halong tersebut. Eter yang juga Sekretaris Dewan Adat Dayak Balangan mengaku lebih dulu

Stok ASI z Sambungan Hal 1

Rio Dewanto, ditemui di Plaza Indonesia, Jakarta Pusat, Rabu (5/7). Bahkan, Atiqah Hasiholan memiliki banyak stok ASI untuk bayi perempuan mereka. “Malah, kami punya stok ASI di freezer cukup banyak. Karena, kan, memang harus dipompa, bukannya gimana, kan, memang ada orang-orang yang produksi ASI-nya lebih

taan Ruang Kabupaten Tanahbumbu. Kata dia, untuk mendukung program strategis itu memang diperlukan dukungan semua pihak. “Kawasan Industri Batulicin perlu dukungan dari pemerintah pusat dan provinsi untuk pembangunan Infratruktur dasar di dalam dan sekitar kawasan industri Batulicin. Akan sangat sulit mengundang investor lain untuk berinvestasi atau membangun pabrik di kawasan industri Jika infrstrukturnya tidak terpenuhi lebih dulu,” jelas Roy. Pelabuhan Swarangan Bagaimana kabar kesiapan kelanjutan proyek Dermaga Pelabuhan Swarangan Pelaihari di Desa Swarangan, Kecamatan Jorong? Andris Evony, Kadishub Kabupaten Tanahlaut, meng-

ungkapkan proyek yang masuk dalam PSN itu masih berproses. “Saat ini dokumen rencana induk pelabuhan sudah disahkan,” ujarnya. Terkait kelanjutan pembangunan dermaga Swarangan Pelabuhan, Unit Penyelenggaraan Pelabuhan Kintap sedang melaksanakan proses lelang tidak mengikat. Pelabuhan Swarangan Pelaihari, adalah pelabuhan berstatus pengumpan yang akan menerima hasil industri dan hasil kekayaan bumi di Kabupaten Tanahlaut dan sekitarnya. Jika pelabuhan itu terwujud, pengusaha industri dan pengusaha perkebunan dan peternakan tidak perlu repot ke Banjarmasin. Keberadaan Pelabuhan Swarangan Pelaihari memperkecil biaya transportasi. (hid/tar)

isu masuk proyek strategis nasional untuk menyenangkan hati orang Banjar saja. Karena kita di daerah sendiri sudah punya pengalaman banyak proyek strategis nasional yang jalannya tersendat-sendat. Ambil contoh proyek pembangunan Jembatan Kotabaru-Batulicin, Pelabuhan Swarangan. Jangan sampai Bandara Syamsudin Noor malah nasibnya begitu juga. Jangan sampai hanya pencitraan pemerintah pusat ke pemerintah daerah. Untuk pemerintah daerah, harus proaktif untuk susun

strategi bersama. Gandeng dan duduk bersama utusan daerah Kalsel di DPR RI untuk mengawal hal ini Nah yang cukup penting juga, jangan sampai masuknya proyek pengembangan Bandara Syamsudin Noor’menghilangkan’ proses yang sudah ada saat ini. Pemerintah daerah harus bisa memaralelkan pembangunan yang sudah ada dengan proyek strategis nasional itu nantinya. Jangan sampai malah mulai dari nol lagi. Padahal, ground breaking sudah dilakukan Wapres Jusuf Kalla dua tahun lalu. (rmd)

menulis buku kamus dayak untuk menjaga kosa-kata asli Dayak Balangan yang selama ini hanya dilisankan tanpa ada dokumentasinya. Buku setebal 80 halaman itu beris kosa kata dayak Halong yang diterjemahkan ke bahasa Indonesia, setidaknya kurang lebih ada 7000 kosa kata. “Kosa kata sebanyak itu saya kumpulkan melalui wawancara serta diskusi dengan para penutur,” beber Eter. Kini buku pertamanya itu sudah tersebar diberbagai instansi dan perpustakaan daerah serta nasional seperti di ULM, perpustakaan Kalsel, museum Banjarbaru, perpustakaan nasional serta di Balangan.

Tahun 2016, lulusan S2 Manajemen Pendidikan di ULM ini kembali menulis buku Dayak Halong Balangan dengan fokus tentang adat tradisi, ritual adat, perkawinan serta asal-usul dayak Halong. Buku kedua berisi 100 halaman itu diterbitkan tahun 2016 yang memakan waktu penulisan selama kurang lebih satu tahun. Kata lelaki yang hobi travelling di alam hutan ini berharap dengan didokumentasikannya kebudayaan Dayak Halong Balangan melalui buku maka akan semakin dikenal oleh generasi penerus. “Selain itu warisan budaya tetap terjaga, serta melestarikan budaya." (elh)

banyak,” tutur Rio Dewanto. seperti diberitakan sebelumnya, Atiqah Hasiholan melahirkan anak pertama mereka secara normal pada Jumat (23/6) lalu. Bayi perempuan dengan berat 3,38 kg dan panjang 51 cm tersebut kemudian diberi nama Salma Jihane Putri Dewanto. Salah satu arti dari nama Salma ialah ‘damai’. Menurut Rio, umat manusia di Indonesia dan di dunia kini tengah membutuhkan kedamaian. Alasan itulah yang

membuat Rio Dewanto dan Atiqah Hasiholan menamai anak pertama mereka Salma. “(Salma) artinya damai. Sebab, kita butuh kedamaian di negara ini, di dunia inilah, pada saat-saat ini,” ujarnya. Sejak menjadi seorang ayah, dirinya seperti memiliki mainan baru. Dia enggan keluar lama-lama dari rumah. “Pastinya sekarang, kalau pulang ke rumah, ada mainan baru gitu. Lalu, kangen terus,” ujar Rio. (tribunnews)

Manusia Garubak z Sambungan Hal 1

usaha sudah digawi, tapi hasilnya nihil, bahujung satumat, sudah nitu rugi banyak, nang hanyar cuntuhnyabajualan es nyiur anum, waktu panas banyak hujungnya, pas samingguan hujan, nyiur anumnya burukan, iya haja sudah?” ujar Palui marista. “Jadi handak bausaha apa pula pian abahnya?” takun bininya. “Aku handak jadi manusia garubak ha,” Palui ka bini. “Macam mana pulamanusia garubak nitu abahnya?” sahut nang bini bingung. “Ayuja ikam wan anak babuat di garubak, aku manarik wan sapida mutur, kita mancari barang bakas,” jawab Palui. Karana nitu kahandak Palui akhirnya talaksana jua, garubak dijuhut ulih sapida mutur, nang bini wan nang anak babuat .”Kamana Lui raminya?” rawa Garbus. “Ikam jangan banyak takun Bus ai, kami mancari barang bakas,” sahut Palui. “Ampah kamana haja Lui?” takun Tulamak. “Rancana handak ka Rantau pang?” jawab Palui. Singhaja Palui mancari barang bakas ka kuta Rantau, supaya urang kada pinandu, kada kenal wan inya sakaluarga, sakalian sambil bajalanan jua ai.”Umai Bah, kada lapahkah pian manarik garubak wan sapida mutur?”

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

Taochid Tiap 3 Bulan Lapor.... z Sambungan Hal 1

yek lainnya di Kalsel yang kini masih berjalan yakni pengembangan Kapet Batulicin, Pelabuhan Jorong Tala dan Bendungan Pipitak Jaya, Tapin. Bandara Syamsudin Noor bersama empat pengembangan revitalisasi bandara lainnya --bukan pembangunan bandara baru– seperti Bandara Sultan Babullah, Ternate, Bandara Raden Inten II, Lampung, dan Bandara Tjilik Riwut, Palangkaraya. Taochid Purnomo Hadi, Pimpro Bandara Syamsudin Noor, Kamis (6/7) meluruskan, target 2019 adalah target operasional revitalisasi bandara Syamsudin Noor. “Targetnya beroperasi bukan rampungnya. Jadi itu target beroperasi April 2019 bukan selesai proyeknya. Kami bersyukur masuknya revitalisasi Bandara Syamnor dalam PSN,” jelas Taochid . Dia optimistis target beroperasi di 2019 terwujud dengan masuknya revitalisasi bandara ke PSN. “Insya Allah cukup waktu untuk itu. Penyedia jasa atau kontraktor pemenang paket II, Nusa Kontruksi Enjiniring (NKE) Tbk, dalam waktu dekat akan mulai pelaksanaan fisik. Saat ini masih mobilisasi alat dan material,” bebernya. Disebutkan dia, dengan masukknya revitalisasi Bandara Syamsudin Noor ke PSN, ada banyak sisi positifnya, kareana koordinator jadi satu ke BUMN dan Kantor Sekretarias Presiden. “Setiap tiga bulan saya pun harus melapor ke Kementerian BUMN dan Kantor Sekretaris Presiden,” ungkap Taochid. Dia menyebut proyek itu ditargetkan akhir tahun sudah mencapai 20 persen. “Insya Allah target tercapai, untuk itu mohon doa dan dukungan dari seluruh masyarakat agar proyek selesai tepat waktu,” kata Taochid.

Jembatan Kotabaru Gagal Masuk PSN z Sambungan Hal 1

bersama Komisi III DPRD Kalsel terungkap dinas PUPR belum merampungkan detailed engeneering design (DED). Padahal, dokumen itu menjadi syarat mutlak untuk mendapatkan rekomendasi dari komisi keselamatan jembatan panjang. “Bukan terlambat, memang jadwalnya di bulanbulan ini, masuk ke konsultan. Kementerian masih menungu hasil DED. Ini prosesnya bukan keterlambatan,” dalih Achmad Sofiani, Kadis PUPR Kalsel, kemarin. Sofiani mengaku komisi keselamatan jembatan pan-

nang basisingut. “Maaf pak lah, kami tagasut masuk, ayuha kami bulikan,” ujar Palui pina pucat. Manarusakan parjalanan hingga tamasuk ka kompleks Labuhan Damai, ada pula petugas nang managur ka Palui.”Maaf pak lah, masuk ka kompleks sini bagi pemulung kada diparbulihkan ulih ketua kompleksnya, mangarti hajakah, ada kalu bacaannya, kami barapa kali sudah kahilangan, apalagi siang kaya naya warga kompleks banyak bagawi di kantur ya?” ujar petugas nitu agak ramah namun tagas. “Ayuha kami bulikan nah?” jawab Palui gugup. Umai harinya panas, pina pucat bini Palui wan anaknya, kada saling kulihan lagi barang bakasnya? Sampai waktu salat asar, Palui manyuruh salat bajamaah BPOST GROUP/RIZALI RAHMAN ka anak wan ka bini. Singgah di masjid Agung Humasa sana, imbah rawa anaknya. “Ikam tahanlah bapanas bahujan, nitu bulik kembali ka kuta dudul.”Alhamdulillah,” ujar Palui, waktu basaMat?” ucap mamanya ka anak. “Tahan Ma ai, ulun bapanas atau laman tadi ada urang kenal wan aku, bahujankah, karana kaadaan kaya manyalami mambari duit 50 ribu, jadi pang kawa singgah makanan di naya?” Amat mantap manjawabnya. “Lagi dibawah Mat ai kita saat ne, warung Bujuran gasan makanan babasabarlah?” Palui mambisai ka anak. tiga baranak.”Syukur umanya ai, wan Masuk kompleks Paring Kuning , di anakku ai, ada abah baisi razaki, sasana ada tulisan dilarang pamulung hingga kawa makan di warung sambil masuk kompleks ini 1x24 jam.”Hei… bulikan manuju rumah. Palui pribadi nang sabar manghei, napa kada mambacakah larangan masuk kompleks di sini? Buhan ikam hadapi perjuangan hidup barsama nyalonong-nyalonong ka sini, tahulah anak wan bininya , luar biasa ya? kada bulih bagi pamulung, dimana ma- (aan maulana/anggota dewan keandak mata?” sangit panjaga satpam senian HSS)

JUMAT

7 JULI 2017

likes: BPost Online

11

Dia menilai tidak masalah terkait persoalan persil lahan yang masih berurusan dengan pengadilan. ”Sementara kita tinggal mengerjakan di area yang sudah clear dan clean. Persil yang masih bersengketa di pengadilan hanya tersisa dua bidang. Mudah-mudahan dalam waktu dekat bisa diselesaikan,” cetusnya. Masuknya revitalisasi Bandara Syamsudin Noor di PSN, direspon baik semua lini di sektor pemerintahan di Kalsel.Kata Sekdaprov Kalsel Haris Makkie, “Harapan kita agar proyek pembangunan bandara dapat segara selesai. Dengan selesainya bandara dapat memberikan dampak positif bagi pertumbuhan ekonomi di Kalsel,” . Terpisah, Nurul Fajar Desira, Kepala Bapenda Kalsel, membenarkan Bandara Syamsudin Noor masuk dalam PSN. ”Dengan masuknya PSN maka akan semakin terkontrol pembangunannya dan diharapkan semakin cepat, karena setiap saat di lakukan update evauasi di BUMN dan Sekertariat Kepresidenan,” ujar mantan Kapal Bappeda Kota Banjarmasin itu. Fajar menyebut, masukkan revitalisasi Bandara Syamnoor di PSN 2017 tidak lain peran Angkasapura dan dorongan serta dukungan Gubernur Sahbirin Noor. “Kami masih berharap pelaksanaan revitaslisasi berjalan baik, warga Kalsel pasti mendukung untuk itu. Bagaimanapun pintu masuk ke Kalsel dilihat pertama kali adalah Bandara Udaranya dulu,” ucapnya. Senada, Rusdiansyah, Kadishub Kalsel, ke depan mendorong untuk unsur pelengkap termasuk aksesbilitas ke terminal bandara. “Dengan masuknya PSN mudah mudahan membawa angin segar agar bisa segara selesai,” ujarnya. Sementara Riswandi, Sekretaris Komisi III DPRD Kalsel, Riswandi menyebut, dengan masuknya PSN ada-

lah ada itikad baik atau good will dari Angkasa Pura (AP). “Dengan masuk dalam PSN akan menjadi prioritas, dan itu akan dievaluasi oleh unsur di bawah kepresidenan dan diawasi rutin. Termasuk jika kemudian ada kendala,” ujarnya Riswandi enggan mengomentari proyek lain yang ada di Tala dan Tanbu serta Tapin yang juga masuk PSN. “Yang jelas, saya anggap bandara sisi positiflah. Kita hanya menunggu komitmen dari pelaksana proyek bagaimana bisa selesai sebelum Pilpres,” ucap dia. Sementara, Fikri, anggota komisi III DPRD Kalsel berharap bandara ini cepat selesai. “Bandara harus diselesaikan dulu. Kuncinya di pintu masuk dulu,” ujar politisi partai Demokrat itu. Seperti diketahui penentuan proyek tahap II dengan nilai Rp 900 miliar dari total Rp 2,3 triliun. Ada 3 bagian yang dilaksanakan pada pada paket II. Kalteng Posisi Lima Sementara itu, Handy Heryuditiawan, GM Angkasapura menjelaskan ada sebanyak 44,1 persen domisili penumpang memanfaatkan akses Bandara Syamsudin Noor. Dia merinci warga berdomisili di Banjarmasin disusul Banjarbaru, Martapura, Pelaihari, kemudian Kalteng. Jadi, sebut dia, bicara Bandara Syamsudin Noor bukan hanya berbicara Banjarbaru, tapi juga ada wilayah lebih luas lagi, termasuk Kalteng. “Kalteng termasuk posisi

kelima terbanyak penumpang Kalsel. Penumpang Kalteng lebih memilih terbang ke Syamsudin Noor karena frekuensinya lebih banyak, harganya terjangkau. Ini daya saing yang harus dimanfaatkan,” beber Handy. Kedepan, lanjut dia, harus lebih difokuskan pembahasan pemangku kepentingan misal dari sisi sektor pariwisata. “Kita tahun ini punya penumpang 3,5 juta. Ini harus ditingkatkan,” cetusnya. Kata Taochid, bentuk bandara baru ke depan tetap namun akan ada sedikit penyesuaian dengan kondisi di lapangan. “Untuk selain terminal, dibangun dalam satu tahap. Sedangkan untuk terminal masih dikaji pusat tentang pentahapannya. Ada kemungkinan dibangun untuk kapasitas 7 juta penumpang per tahun,” urainya. Disebutkan dia, jalur penerbangan jika sudah selesai tahap I nantinya diharapkan ada ruang international. “Harapan yang disampaikan pak sekda, jalur Ke Malaysia, Brunei, ke negara tetangga dulu yang ada serumpun dengan Banjar,” sebut Taochid. Bahkan diharapkan ada tujuan Jeddah, Arab Saudi yang bisa langsung pemberangkatan umrah dan haji. “Kalau, sebelumnya untuk Arab Saudi memang ada, tapi untuk urusan transit urusan imigrasi yang internasional,” pungkas Taochid. (lis)

jang menunggu rampungnya DED proyek mercusuar itu untuk diberikan rekomendasi layak tidaknya diberikan kucuran dana APBN. “Kita tidak bisa bicara target, nanti kesannya diburu dan ditekan. Namun kita yakin tahun 2017 ini sudah disetujui oleh Komisi Jembatan Panjang,” ujarnya. Menurut dia, DED sudah dikirim ke China untuk diverifikasi oleh konsultan independen. Proses sedang berjalan dan ditarget paling lambat bulan ini rampung. Sehingga bisa diserahkan kepada Komisi Keselamatan Jembatan Panjang, bahkan dia berharap selangkah lagi proyek jembatan sepanjang 6,5 km itu akan menjadi proyek strategis nasional (PSN).

Sofiani mengelak disebutkan pihaknya lamban dalam menyelesaikan DED. Ditegaskan dia semua butuh proses dan tahapan panjang. “Dalam waktu dekat pihaknya bersama DPRD Kalsel, DPRD Kotabaru dan Tanah bumbu serta dinas terkait di dua kabupaten itu duduk satu meja dengan Komisi Keselamatan Jembatan Panjang membicarakan percepatan proyek senilai 3,6 T itu,” urai Sofiani. Disebutkan dia, pembangunanan bentang pendekat masih terus dilakukan. “Sejauh ini Kalsel sudah menggelotorkan kurang lebih Rp150 miliar, dari Kotabaru ada sekitar Rp 50 miliar untuk bentang pendekat, sedangkan dari Tanahbumbu masih belum,” bebernya.

Masih disebutkan dia, untuk APBDP belum diusulkan dan akan kembali diusulkan di APBD Murni di 2018 mendatang. Dilain pihak anggota komisi III, Fikri menyayangkan DED belum juga rampung, dan tidak termasuk proyek strategis nasional (PSN). Karena menurutnya harusnya pembangunan jembatan terpanjang itu masuk PSN sehingga pendanaan dari pusat dengan mudah mengucur. Politisi Demokrat ini khawatir dana Rp 145 miliar rupiah yang sudah digelontorkan pemprov selama 3 tahun terakhir menjadi siasia. “Ya kita khawarir makanya harus didorong agar jembatan itu masuk PSN,” tandasnya. (lis)

Proyek di Kalsel Masuk PSN Bendungan Papitak Tapin Pipitak Jaya, Kecamatan Piani, Kabupaten Tapin, Kalimantan Selatan. Total Anggaran Rp 1,4 triliun. Target selesai 2019. Tahap pembangunan sudah 60 persen lebih pada Juni 2017. Mampu mengairi sawah hingga seluas 600 hektare Pelabuhan Jorong Dasar: pembangunan Kepres RI Nomor 2 Tahun 2015. Desa Swarangan, Kecamatan Jorong, Kabupaten Tanahlaut. Objek Proyek: Pelabuhan Swarangan Pelaihari, kawasan industri, jalan lingkar. (Sumber: diolah)

0707/B11


JUMAT 7 JULI 2017

banjarmasinpost.co.id

@banjarmasinpost

HALAMAN

Bpost Online

12

KPK Akan Munculkan Tersangka Baru Marzuki Mengaku Tak Kenal Tersangka KTP El JAKARTA, BPOST - Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Agus Rahardjo memastikan tersangka baru kasus dugaan korupsi pengadaan Kartu Tanda Penduduk (KTP) berbasis elektronik atau KTP El. Namun demikian, Agus tidak merinci kapan KPK memunculkan tersangka baru tersebut. “Hari ini kasus yang besar KTP El dan BLBI. Itu yang akan kami tuntaskan segera, biar rakyat melihat. Yang namanya tuntas itu pasti ada tersangka baru,” kata Agus, di Gedung KPK, Jakarta, seusai pelantikan penasihat KPK, Kamis (6/7). KPK menjadwalkan pemeriksaan enam orang saksi dalam kasus KTP El pada Kamis (6/7). Dari enam saksi yang dijadwalkan diperiksa sebagai saksi oleh KPK, tiga orang di antaranya adalah anggota DPR-RI yang masih aktif yaitu Agun Gunandjar Sudarsa, Melchias Marcus Mekeng, dan Tamsil Linrung. Sementara, dua orang lainnya adalah mantan anggota DPR yaitu Marzuki Ali dan dan Djamal Aziz. Satu orang saksi berasal dari pi-

0707/B12

hak swasta yaitu Deniarto Suhartono. “Mungkin tidak hari ini muncul (tersangka baru) KTP El,” ujar Agus. “Anda tunggu saja gegap gempitanya nanti,” lanjut dia. Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR-RI) 2009-2014, Marzuki Alie menjalani pemeriksaan selama empat jam. Ia keluar dari gedung KPK sekitar pukul 16.00 WIB. Saat keluar gedung KPK, Marzuki enggan mendekati awak media yang sudah berjajar di depan pintu keluar. Saat para reporter mendekati agar suaranya terdengar lebih jelas, Marzuki memperingatkan mereka menjaga jarak. “Jangan mendekat, kalau mendekat saya mundur,” pintanya. Marzuki kemudian menjelaskan apa-apa yang dibahas dalam pemeriksaan. Pertama, penyidik KPK menanyakan hubungannya dengan Partai Demokrat. Kedua, ditanyakan pula hubungan Marzuki selaku Ketua DPR-RI dengan proyek KTP El. Terakhir, penyidik menanyakan perihal proyek KTP El. Marzuki dalam pemeriksaan tersebut menegaskan,

tidak pernah mengenal tersangka, yakni Andi Narogong, serta kedua terdakwa Irman dan Sugiharto. “Saya sampaikan (dalam pemeriksaan tadi), semua orang itu tidak saya kenal termasuk Andi Narogong,” kata Marzuki. “Saya baru tahu (tentang dia). Jadi, betul-betul saya tidak tahu siapa Andi Narogong. Kemudian saya juga tidak kenal Irman. Saya tidak kenal Sugiharto,” tambah mantan bakal capres Demokrat itu. Ia mengaku, tidak pernah menerima apapun baik uang atau barang dalam proyek KTP El. Namun, dalam dakwaan, Marzuki disebut terima Rp 20 miliar dari proyek KTP El. Atas tuduhan tersebut, Marzuki melapor ke Bareskrim. Menurut dia, satu-satunya yang ia ketahui tentang KTP El adalah saat penanganan masalah tender oleh Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU). Ia juga mengaku telah mengingatkan Mendagri saat itu, Gamawan Fauzi, tentang permasalahan tender KTP El. (rik/kompas.com)

JAWAB WARTAWAN-

Mantan Ketua DPR Marzuki Alie menjawab pertanyaan wartawan usai menjalani pemeriksaan di Gedung KPK, di Jakarta, Kamis (6/7). Marzuki Alie diperiksa sebagai saksi untuk tersangka Andi Narogong alias Andi Agustinus terkait kasus dugaan korupsi pengadaan KTP elektronik.

TRIBUNNEWS/HERUDIN


Banjarmasin Blitz JUMAT

7 JULI 2017

banjarmasinpost.co.id

@banjarmasinpost

HALAMAN

Bpost Online

13

Komisi III Soroti Izin Taksi Daring Kemenhub Tentukan Tarif Per Wilayah

BANJARMASIN POST GROUP/APUNK

BERFOTO - Sejumlah orang sedang berfoto di siring Pasar Sudimampir, Banjarmasin sambil melihat-lihat proses pembersih-

an sampah yang menutup Sungai Martapura di, Kamis (6/7). Sampah campur aduk ini sebelumnya menutup sungai di bawah Jembatan Pasar Lama hingga mengganggu kelancaran lalu lintas Sungai Martapura.

Lubang Jembatan Hanya Ditutupi Papan BANJARMASIN, BPOSTJembatan di Gang Bambu RT 29, Kelayan Timur tampak memprihatinkan. Jembatan utama di daerah tersebut tampak penuh lubang dan berbunyi nyaring saat dilewati. Papan kayu di jembatan sepanjang 50 meter itu seolah terlepas tanpa ada penahan berupa paku. Tak pelak, papan pun hanya diletakkan begitu saja untuk menutupi lubang yang ada di jembatan tersebut. Meski lubang di jembatan tersebut dianggap tidak begitu besar, namun lubang tersebut sebelumnya pernah membuat warga terjatuh ke sungai nelayan tersebut. “Sebelumnya sempat ada

yang terjatuh saat melewati jembatan itu. Anak-anak sekolah pun kini harus diperingatkan untuk hati-hati karena mereka sering lewat bersepeda dan jalan kaki di atas jembatan,” ucap Amak, warga RT 29 tersebut. Dia dan sejumlah orang lainnya hanya meminta adanya renovasi jembatan. Bahkan kalau memungkinkan jembatan akan dicor. Selain itu karena jembatan sudah rentan rusak dan menjadi penyeberangan utama. “Kalau ada kecelakaan mungkin baru pemerintah akan peduli, apalagi ini menjadi penyeberangan utama anak sekolah dan masyarakat,” terang Amak. Ia dan ketua RT setempat

BANJARMASIN, BPOST Angkutan taksi daring mulai masuk ke Kota Banjarmasin. Pemain nasional bahkan sudah mulai menaruh iklan untuk menawarkan pemilik mobil untuk menjadi mitra. Regulasi baru taksi online secara efektif mulai berlaku mulai 1 Juli 2017 kemarin. Sehubungan dengan telah diterbitkannya Permen Nomor 26 Tahun 2017 pada tanggal 1 April 2017, Kementerian Perhubungan (Kemenhub) meminta semua pihak memperhatikan poin-poin penting dari pemberlakuan Permen Nomor 26 Tahun 2017. Terutama mengenai penetapan tarif, ku-

ota, serta kepemilikan unit kendaraan. Terkait kuota, Kemenhub sudah meminta Gubernur atau Kepala Badan yang berwenang berkonsultasi terlebih dahulu dengan Ditjen Perhubungan Darat untuk mendapatkan rekomendasi. Sedangkan terkait tarif batas atas dan batas bawah, Kemenhub membaginya menjadi dalam dua wilayah. Sementara mengenai kepemilikan kendaraan atau Surat Tanda Nomor Kendaraan Bermotor (STNK) atas nama badan hukum sebagaimana dimaksud dalam Pasal 66 ayat (3), Kemenhub menetapkan untuk Badan

Wilayah II (Kalimantan, Sulawesi, Nusa Tenggara, Maluku,Papua)

Wilayah I (Sumatera, Jawa, Bali)

z Tarif batas bawah Rp 3.700 per kilometer z Tarif batas atas sebesar Rp 6.500 per kilometer

z Tarif batas bawah sebesar Rp 3.500 per kilometer z Tarif batas atas sebesar Rp 6.000 per kilometer

ST

RY

HIGHLIGHTS

z Regulasi baru taksi

online secara efektif mulai berlaku mulai 1 Juli 2017 z Selain tarif, kepemilikan armada taksi juga diatur z Hingga saat ini baru satu perusahaan taksi daring yang mengajukan izin

Hukum berbentuk Koperasi. Bagi anggota Koperasi yang memiliki STNK atas nama perorangan masih dapat menggunakan kendaraannya untuk melakukan kegiatan usaha Angkutan Sewa Khusus (ASK) atau taksi online sampai akhir masa berlaku, dengan melampirkan Perjanjian Kerjasama (PKS) antara anggota Koperasi dengan pengurus Koperasi. Kepala Dinas Perhubungan Kota Banjarmasin Ichwan Noor Chalik mengatakan z Hal 21 kol 4-7

Tim Pastikan Tak Ada Titipan

sebenarnya juga sudah sering mengajukan perbaikan jembatan itu. Sangat disayangkan, belum ada tanggapan dari pemerintahan. Terlepas dari laporan tersebut, dia juga bercerita kalau pemerintah sudah pernah mengontrol kawasan itu. Sayangnya sampai saat ini tidak ada realisasi. Terlebih lagi, awalnya jembatan tua itu sempat ada pagar penghalang kiri dan kanan. Namun karena sudah berumur, satu persatu setiap tiang pagar patah dan berjatuhan. Sehingga saat ini tidak ada lagi pagar pembatas. Dikonfirmasi terpisah,

z Panitia Seleksi Calon Anggota Bawaslu Silaturahmi ke BPost BANJARMASIN, BPOST - Tim Seleksi (Timsel) penerimaan calon anggota Bawaslu Kalsel sedang ‘berburu’ orang-orang yang berbakat dan mumpuni dalam Undangundang (UU) Pilkada guna ditempatkan di posisi anggota Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu). Namun tak hanya faham di UU Pilkada, tetapi calon anggota Bawaslu dituntut untuk bisa lebih dari anggota KPU Kalsel. “Iya, sebab fungsi Bawaslu tidak hanya memahami aturan perundang-undangan z Hal 21 kol 1-3

z Hal 21 kol 1-3

Insight

BANJARMASIN POST GROUP/RIZKY

SILATURAHMI

- Rombongan Tim Pansel Bawaslu Kalsel bersilaturahmi ke Kantor Banjarmasin Post Group dan ditemui Pemimpin Umum HG (P) Rusdi Effendi AR, Kamis (6/7).

Satpol PP Disambut Teriakan Ali

Antara Yoga dan Body Language

z Dianggap Bangunan Liar, Jembatan dan Musala Pun Dibongkar

SEPEKAN lebih kita merayakan Idulfitri 1438 H tentunya disaat hari kemenangan ini tak sadar kita mengkonsumsi berbagai makanan dari yang berlemak hingga makanan yang manismanis. Akibat selera makan kita yang bertambah ini tentunya berakibat berat badan kita naik. Nah hal inilah harus kita perhatikan karena dengan pola makan yang berlebih tentunya bisa mengakibatkan beragam hal seperti kegemukan dan tentunya bisa menimbulkan munculnya keluhan seperti kolestrol tinggi. Maka yang perlu kita perhatikan selain menjaga pola makan tentunya kita juga harus terus berolahraga guna membakar lemak. Pasalnya dengan olahraga rutin tentunya lemak bisa dikontrol. Salah satu perempuan Banua yang kerap berolahraga menjaga stamina tubuh adalah Hj Siti Hajar,SE. Saat berbincang z Hal 21 kol 1-3

HJ SITI HAJAR SE ISTIMEWA

BANJARMASIN, BPOST Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Banjarmasin melakukan pembersihkan bangunan liar yang berdiri di pinggiran Jalan A Yani Km 4,5 Banjarmasin, Kamis (6/7). Empat unit bangunan dirubuhkan oleh petugas. Bangunan tersebut hanya terbuat dari kayu galam dan potongan-potongan papan. Ada pula satu unit bangunan bercat kuning yang terbuat dari triplek. Bangunan bercat kuning tersebut bertuliskan Musholla Ali Akbar. Kala itu, Satpol PP juga merubuhkan dan memeriksa isi di dalam rumah kecil bercat cerah itu. Petugas mengeluarkan semua isinya yang rata-rata merupakan perlengkapan dapur. Satpol PP menemukan peralatan masak, perlengkapan masak serta peralatan tidur yang diletakan pada bangunan yang bertuliskan musholla itu. Kabel dan lampu juga banyak di dalamnya. Bahkan petugas

BANJARMASIN POST GROUP/ISTI ROHAYANTI

BONGKAR - Personel Satpol PP Kota Banjarmasin melakukan pembongkaran bangunan liar di pinggiran Jalan A Yani Km 4,5, Kamis (6/7).

ada yang berucap bagaimana bisa katanya musala tapi diisi perabotan rumah tangga. Bukan hanya bangunan, melainkan satu titian penyeberangan dari papan

bekas dan tiang galam juga dibongkar oleh Satpol PP. Titian tersebut dianggap termasuk bangunan liar sama seperti beberapa bangunan yang telah dirubuhkan. Tidak ada peralatan atau

barang pemilik bangunan yang dibawa oleh petugas. Semuanya tetap dibiarkan rapi pada tanah yang masih dalam sengketa itu. z Hal 21 kol 4-7


14

banjar region JUMAT

7 JULI 2017

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Bupati Minta Inspektorat Memantau Kejanggalan Dana Desa di Kahelaan Jadi Perhatian MARTAPURA, BPOST - Kejanggalan penggunaan dana desa di Desa Kahelaan Kecamatan Sungai Pinang yang prosesnya kini ditangani Polres Banjar ditanggapi serius Bupati Banjar KH Khalilurrahman. Orang nomor satu di lingkungan Pemkab Banjar tersebut bahkan telah memerintahkan inspektorat untuk turun menindaklanjuti laporan kejanggalan dalam pekerjaan fisik di Desa Kahelaan tersebut. Dicegat usai menghadiri acara open house di rumah

dinas Wakil Bupati Banjar, Bupati KH Khalilurrahman mengatakan, pelaksanaan dana desa 2016 di Kahelaan masih belum selesai pertanggungjawabannya. Maka dari itu, saat ini masih dicarikan jalan keluarnya. Soal kejanggalan yang dikeluhkan warga, Dia sudah memerintahkan Inspektorat untuk menindaklanjuti keluhan tersebut. Pihaknya baru bisa bersikap setelah inspektorat turun dan melaporkan hasil pemantauan di lapangan. “Ya kita tunggu hasil in-

Pembakal Khawatir SELAIN di Sungaipinang, polemik dana desa juga membuat sejumlah aparat desa khawatir menggunakan anggaran tersebut. Salah satunya di Kecamatan Tatahmakmur, Kabupaten Banjar. Di daerah itu banyak akses yang berstatus jalan kabupaten yang kondisinya rusak parah. Demikian pula adanya sungai yang tersumbat. Aparat desa berkeinginan menggunakan dana desa untuk melakukan perbaikan agar keluhan masyarakat Namun, mereka ragu untuk menggunakannya. Tidak heran mereka langsung melontarkan pertanyaan itu ketika Rombongan Komisi II DPRD Banjar datang ke Kecamatan Tatahmakmur. Pembakal Desa Pemangkih Baru Marjuki misalnya menanyakan boleh tidaknya menggunakan dana desa untuk perbaikan jalan kabupaten yang rusak. Sebab, tidak sedikit jalan kabupaten di Tatahmakmur yang rusak. “Kalau menunggu dari Kabupaten kan lama perlu waktu. Dengan dana desa, kami bisa atasi sehibgga kerusakannya tidak semakin parah,” terang Marzuki. Senada juga diungkapkan Pambakal Pemangkih Darat, Lamina. Pembakal perempuan di Tatahmakmur ini meminta penjelsaan tentang pekerjaan pembersihan sungai milik kabupaten apakah boleh menggunakan dana desa. “Kami ingin mempertanyakan bolehkan membersihkan Sungai berstatus Kabupaten dengan dana desa. Soalnya, sungainya pampan (tersumbat),” ujarnya. Menanggapi pertanyaan itu, Kepala DPMD Banjar H Aspihani menjelaskan, perbaikan jalan kabupaten dimungkinkan menggunakan dana desa asalkan ada rekomendasi dari instansi terkait. “Pian surati dulu Dinas PUPR boleh tidak memperbaiki jalan atau membersihkan sungai. Jika sudah ada surat balasan, silahkan dikerjakan dengan dana desa," ucapnya. (wid)

spektorat nanti,” katanya. Bupati menjelaskan, janji kampanye di Sungaipinang terkait pembenahan insprastruktur di desa diharapkan bisa dibenahi dari dana desa. Dia melontarkan janji kampanye akan mengutamakan pembenahan infrastruktur di desa karena memang telah mengetahui adanya rencana pengucuran dana desa. “Saya sudah tahu ada dana desa yang akam dikucurkan. Makanya, itu janji kampanye yang saya sampaikan. Namun, perbaikan infrastruktur ini disesuaikan status jalan. Kalau jalan desa ya dengan dana desa. Kalau jalan kabupaten ya melalui dana kabupaten perbaikanya,” katanya. Kepala Inspektorat HM Rusdi mengatakan untuk melakukan pemeriksaan ada SOP yang harus diikuti yakni harus ada surat dari Bupati Banjar. Untuk saat ini, suratnya masih belum turun. Jika sudah ada suratnya, barulah Inspektorat turun. “Kami menunggu suratnya. Kan laporan ini baru saja ramai di media,” katanya. Rusdi menjelaskan, inspektorat baru tahun ini bisa aktif melakukan pembinaan dan juga pengawasan penggunaan dana desa karena PP 12/2017 yang menugaskan Inspektorat untuk melakukan pembinaan dan pengawasan baru Mei tadi turun. Terkait itu pula, pihaknya meminta tambahan sebanyak 19 orang auditor untuk ditempatkan di Inspektorat. “Saat ini itu masih berproses di BKD Banjar,” katanya. (wid)

BANJARMASIN POST GROUP/HARI WIDODO

AKRAB - Bupati Banjar KH Khalilurrahman berbincang akrab dengan tokoh masyarakat di Kabupaten Banjar H Mansyur, Kamis (6/7). Dua tokoh ini bertemu saat acara open house Wakil Bupati Banjar H Saidi Mansyur.

Ketersediaan Darah Masih Belum Stabil BANJARMASIN, BPOST - Sejumlah pendonor tampak antre untuk mendonorkan darahnya di kantor Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Banjarmasin di Jalan S Parman Banjarmasin, Kamis (6/7) siang. Pascalibur panjang PMI Kota Banjarmasin masih berusaha keras memenuhi stok kantung darah. Hal ini disebabkan jumlah pendonor menurun selama ibadah puasa hingga usai libur lebaran semalam. “Masih sekitar 50 persen. Kebetulan hari ini baru mulai ramai,” kata dr Budi, Kepala Laboratorium PMI Kota Banjarmasin saat ditemui BPost Group. Diakuinya, persediaan kantung darah di PMI Kota Banjarmasin saat ini masih belum stabil. Menurut dia, rata-rata PMI

Anak Telantar Bingungkan Dinsos BANJARBARU, BPOST - Sudah tiga hari, seorang anak usia sekitar sembilan tahun telantar tanpa ada yang siap menerimanya. Sejak diantar ke Polsek Banjarbaru Barat ke Dinas Sosial Kota Banjarbaru, kondisi terkini anak tersebut belum ada kejelasan. Saat diantar ke Panti SPA milik Pemerintah Kota Banjarbaru, anak tersebut ditolak dengan alasan penuh. Sementara saat dititipkan di panti Kartika Putra anak tersebut kembali diserahkan ke Dinsos Banjarbaru. Anak tersebut terindikasi mengalami tuna rungu dan tuna wicara. Kepala Dinas Sosial Kota Banjarbaru H Masjudin Noor menyebut anak tersebut diindikasi mengalami keterbelakangan mental sehingga sulit untuk dititipkan ke panti atau rumah singgah. “Kami sudah berusaha semaksimal mungkin, mulai dari rumah singgah di Banjarmasin, panti SPA hingga panti Kartika Putra juga hari ini akan menyerahkan anak ini kepada kami,” ujarnya, Kamis (6/6).

Selanjutnya, anak yang tak diketahui asal usul dan namanya ini rencananya akan dititipkan ke RSJ Sambang Lihum. “Rencananya akan kami titipkan ke RSJ untuk dianalisa apa benar ada gangguan mental, autis atau anak ini sehat saja,” ujarnya. Anak laki-laki itu ungkap Masjudin ditemukan dalam kondisi menyedihkan. Bahkan anak itu tampak mengalami busung lapar dengan badan yang kurus kering dan perut buncit. Tak diketahui penyebab dibuangnya anak malang itu. Namun menurutnya anak telantar itu sengaja dibuang ke Banjarbaru oleh kabupaten atau kota tetangga karena dinilai meresahkan masyarakat. Indikasi lain, karena faktor kemiskinan sehingga anak itu dibuang. “Kita berharap, yang merasa kehilangan anak mereka ini bisa segera menemukan atau tergugah untuk menjemput anak mereka lagi,” ujarnya. Sementara itu, Kabid Rehabilitasi Sosial Dinsos Banjar-

BANJARMASIN POST GROUP/MILNASARI

Rosida Berharap Banyak Pendonor BANJARBARU - Kekhawatiran Rahayu terhadap anaknya yang menderita Thalassemia akhirnya pudar setelah ia mendapatkan kantong darah dari Unit Transfusi Darah (UTD) RSUD Idaman Banjarbaru, Kamis (6/6). Ungkapnya anaknya sangat memerlukan darah demi kehidupannya agar tetap bisa sehat. “Memang rutin tiap dua bulan perlu darah, kalau tidak nanti kejang-kejang,” ujarnya. Kekhawatiran Rahayu beralasan karena sejak Ramadan kemarin persediaan kantong darah UTD RSUD Idaman menipis. Bahkan Broadcast seruan agar warga mendonorkan darahnya ke UTD RSUD Idaman Banjarbaru pun beredar di media sosial. Selain itu para pendonor yang pernah men-

- Seorang anak telantar yang tidak diketahui identitasnya duduk bersama Kabid Rehabilitasi Sosial Dinsos Banjarbaru HM Husni, Kamis (6/7).

tian dari Dinas PUTR untuk membangun rumah singgah Kota Banjarbaru,” ujarnya. Kondisi ini jelas membuat mereka bingung untuk menampung orang telantar yang diserahkan oleh Satpol PP atau kepolisian kepada mereka. “Penolakan itu sering terjadi, dengan alasan penuh atau tidak sesuai kriteria masuk dalam yayasan mereka,” jelasnya. (rii)

Donor Darah Sukarela PMI Kota Banjarmasin, dalam satu hari saat ini baru bisa mengumpulkan rata-rata sebanyak 80 kantung darah. “Memang saat ini masih kurang. Masih belum stabil. Karena saat ini saja begitu dapat, kami langsung drop ke RSUD Ulin dulu,” katanya. Selain jemput bola dengan menggunakan mobil unit transfusi darah misal ke Masjid Sabilal Muhtadin. Salah satu pendonor Marnis, mengaku rutin mendonorkan darahnya selama tiga bulan sekali. “Memang rutin mas tiap tiga bulan, untuk jaga kesehatan. Jadi kebetulan ada waktu lowong tadi, jadi dimanfaatkan,” kata Warga asal Kebun Bunga Banjarmasin ini. (rmd)

Lintas Region

DITAMPUNG

baru HM Husni mengatakan Kota Banjarbaru memang masih banyak mendapatkan permasalahan sosial termasuk anak telantar. Dalam satu bulan rata-rata ada dua hingga tiga warga yang butuh perlindungan. Namun rumah singgah yang dijanjikan oleh pemerintah kota juga belum terealisasi. “Saat ini saja belum masuk lelang, kami tidak tahu kepas-

Kota Banjarmasin sendiri menyuplai sekitar 100 kantong darah per hari ke rumah sakit-rumah sakit di Kota Banjarmasin. Namun, idealnya, kata dr Budi, ketersediaan kantung darah di Kota Banjarmasin sendiri adalah 400 kantung darah. “Idealnya 400 kantung darah, supaya kebutuhan tiap golongan darah bisa aman, karena kebutuhan tiap golongan itu fluktuatif,” kata dia. Hal ini memang cukup sulit dilakukan, karena setiap kantung darah yang terkumpul masih harus diperiksa. “Karena sebagian kena filter dan tidak bisa digunakan karena misalnya mengandung penyakit tertentu,” kata dia. Ditambahkan Wiwi Triliansi SKM, Kasubbag Penyerahan dan Pelestarian

donorkan darah mereka pun juga turut dihubungi untuk kembali mendonorkan darah mereka. Oleh karena itu saat terpantau lalu lalang, beberapa orang datang ke UTD untuk mentransfusikan darah mereka. Kepala UTD RSUD Idaman Banjarbaru, Rosida mengatakan setok darah di UTD RSUD Idaman Banjarbaru semakin tipis. Sejak pertengahan Ramadan hingga H+6 lebaran Setok darah tersisa dua kantong darah yaitu hanya golongan darah O. Sementara jumlah kantong darah yang diperlukan dalam sebulan antara 250 hingga 300 kantong perbulan. “Kini para pendonor sudah mulai banyak dan bertambah, kita masih menunggu pendonor lainnya,” ujarnya. (rii)

Terganggu Pembebasan Lahan MARABAHAN - Kabar beredar, proyek pelebaran Jalan Trans Kalimantan di kawasan Handilbakti sepanjang 500 meter dibatalkan dan dananya dipergunakan ke proyek lain. Namun hal itu ditepis oleh Pengawas Proyek dari Balai Jalan Nasional Ir Noor Ifansyah. “Pelebaran jalan di Handilbakti akan terus dilaksanakan, meskipun pelaksanannya terlambat. Dananya masih tersedia untuk pelebaran jalan,” kata Noor Ifansyah. Kabar yang beredar, akibat Pemkab Batola belum dapat menyelesaikan pembebasan lahan, baik kiri jalan maupun kanan jalan,

dana untuk pelebaran jalan--dananya dipindahkan untuk kegiatan proyek lain. Menurut Noor Ifansyah, janji dari Pemkab Batola pembebasan lahan sudah dapat dilakukan pada bulan Juli ini. “Tapi, sampai sekarang belum terlihat bersih. Semoga pemkab secepatnya bisa melakukan pembebasan lahan,” kata Noor Ifansyah. Pihak Balai Jalan Nasional tidak dapat melanjutkan pekerjaan. Sebab, di bagian kiri jalan masih ada pipa PDAM yang belum dipindahkan, sedangkan sebelah kanan jalan masih berdiri bangunan yang belum dibebaskan. (don)

Kata Mereka Bpost Online

BAPPENAS akhirnya memasukkan empat pembangunan infrastruktur di Kalsel menjadi proyek nasional. Dari keempat yang disetujui itu, ternyata tak termasuk pembangunan Jembatan Tarjun-Tanjungayun. Tajuddin Noor Ganie Mestinya, semua usulan Kalsel harus disetujui oleh Bappenas, hitunghitung sebagai bagian dari persiapan menjadikan kota Banjarmasin (atau kota lainnya di Kalsel )sebagai calon ibukota baru NKRI Bahrie Nobon Mungkin kah mengapa pembangunan jembatan Tarjun-Tanjungayun jadi yg tak termasuk itu dikarenakan sdh adanya pembangunan jembatan antara Tanah merah-Tanjung Serdang? Penghubung dua kabupaten antara Tanah Bumbu dan Kotabaru, sementara Tarjun-Tanjungayun hanya kabupaten Kotabaru? Dipandang dari segi ekonomis, mungkin lbh banyak menguntungkan.

Asfi Raini Nng 4 tu apa min? Mun pacang berita kd jelas ne maulah urg bpikir nng kd2 baik kd usah dimuat.. El Vivo Pimpinan daerah beserta wakil Kalimantan Selatan di DPR RI dan DPD RI harus berusaha lebih keras lagi supaya proyek strategis nasional jatuh ke provinsi kalimantan selatan. Hal ini sangat baik bagi akselerasi pembangunan di banua agar bisa mengejar ketertinggalan infrastruktur dibandingkan pulau Jawa. Kang Mus Bima Syukuri dlu yang disetujui,mudahan kedepannya disetujui

Taufik Nor Alhmdulillah, tunggal dikitan membangun banuaku, sudah mulai ada perhatian dari pemerintah pusat Amat You Semakin lama proyek infrastruktur diputuskan untuk dibangun, semakin mahal harga pembangunannya. Maslani Muhammad Aini Harapan urang banua nang takait jalan dan jambatan masih jauh,namun basyukur jua ada nang diparhatikan Pusat. Kada jua pang urang banua nang kacewa banar tapi sudah sapatutnya Pusat mamparhatikan pambangunan di Kalimantan, khususnya Kalsel ,agar kawa jua basaing wan nang di Jawa nang sing banyakan bisi jalan tol

Syah Ahmad Runa Alhamdulillah banua semakin maju, mudahan pembangunan di banua tambah banyak dan berkembang. Henry Boy Mungkin harus di perkuat lobi nya ke pusat sana agar pembangunan bisa di samakan dengan di Pulau Jawa. Mohammad Dede Rahmatullah apa aja 4 pembangunan itu min Gusti Rifky Permana Setiawan info 4 bangunannya apa min, ngasi berita setengah2

Akhsan Huzaimah Nah bujur apa Nang di setujui Rizki Farisyi RENOVASI STADION 17 MEI !!! Ichal Pembakal Dolly luarr biasaa Nuryanto Nasehatimu Harus bergerak , untuk kerja sama dalam kemajuan di banua kalsel, Pembangunan jembatan tarjun tanjungayun jadi yang tak termasuk itu di karenakan sudah adanya pembangunan jembatan antara di kota banjarmasin, kabupaten banjar, Dan tanah merah - tanjung serdang penghubung dua kabupaten antara tanah bumbu dan kota baru, Sementara tarjun - tanjungayun hanya kabupaten kotabaru? Di pandang dari segi ekonomis, Mungkin lebih banyak.


tribun activity JUMAT

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

7 JULI 2017

likes: BPost Online

15

BANJARMASIN POST GROUP/SALMAH

HALALBIHALAL - Suasana Halalbihalal di rumah dinas Rektor ULM, Sutarto Hadi, Kamis (6/7). Hadir juga Ketua IKA ULM, HG (P) Rusdi Effendi AR.

Sutarto Dapat Banyak Informasi REKTOR Universitas Lambung Mangkurat (ULM), Sutarto Hadi, menggelar halalbihalal di rumah dinasnya, Komplek ULM, Kayu Tangi, Banjarmasin, Kamis (6/7). Halalbihalal yang rutin diagendakan pascalebaran Idulfitri ini dihadiri sejumlah elemen. Mereka yang hadir di antaranya, dekan dan wakil dekan, pengurus BEM, dosen, kepala biro, kabag, rektorat, dan mantan rektor. Hadir pula Ketua Ikatan Alumni ULM, HG (P) Rusdi Effendi AR. “Acara hari ini (kemarin) tidak formal, hanya kumpul-kumpul dan makan-makan. Dengan sering kumpul, maka semakin sering berkomunikasi, jika ada masalah, bisa diselesaikan, jika ada hal perlu diputuskan maka cepat eksekusinya,” ujar Sutarto. Dengan bertemunya civitas akademika ULM, maka dia jadi banyak tahu perkembangan kampus. Juga bisa berdiskusi untuk kemajuan institusi. “Ngobrol tentang pelak-

sanaan tugas dan program pengembangan kampus. Juga ketemu dosen yang kuliah S3, cerita tentang perkembangan studinya. Sehingga saya jadi banyak tahu,” jelasnya. Sutarto juga berterima kasih kepada para rektor pendahulu, karena setiap rektor punya prestasi masing-masing dalam memajukan kampus. Kustan Basri, mantan rektor Unlam (singkatan sebelum ULM) era 1979 sampai 1987, berharap kampus negeri tersebut tambah baik dan besar, serta produktif menghasilkan alumni yang lebih bermutu. “Sekarang tenaga pengajar lebih baik, sudah banyak doktor. Gedung dan fasilitas bertambah. Ini menjadi loncatan ke depan yang lebih besar,” jelasnya. Sebagai mantan rektor, Kustan juga siap memberi sumbangsih baik berupa tenaga dan saran. Dia berharap, ULM menyesuaikan dengan keinginan masyarakat seiring tantangan globalisasi. (dea)

SILATURAHMI -

Forum Komunikasi Daerah KompasGramedia bersilaturahmi dengan Pemimpin Umum Banjarmasin Post Group, HG (P) Rusdi Effendi AR di kantornya, Kamis (6/7). Mereka datang untuk mengucapkan selamat Idulfitri. HUMAS BANJARMASINPOST GROUP

AGENDA z Ignis Rap Battle, Jumat, 7 Juli 2017 pukul 14.00-18.00 Wita di di Mitra Suzuki Jl A Yani Km 5,5 Banjarmasin z Gowes Bersama Korem 101/Antasari, Kodim 1007/Bjm dan Balak Rem, Jumat 7 Juli 2017 pukul 06.30 Wita, start dan finish di Makorem 101/Antasari

z Safari Jumat Wali Kota dan Wakil Wali Kota Banjarbaru pukul 12.00 Wita, Jumat 7 Juli 2017 di Masjid Al Darut Taqwa, Kelurahan Landasanulin, Kecamatan Lianganggang

z Pembuakaan Festival Anak Sholeh Indonesia (FASI) X Provinsi Kalsel di Asrama Haji, Landasanulin, Banjarbaru, Jumat 7 Juli 2017 pukul 14.30 Wita

600 Peserta Bersaing Menjadi Juara FASI Kalsel Digeber Mulai Hari Ini JIKA tak ada aral, Gubernur Kalsel Sahbirin Noor akan membuka Festival Anak Soleh Indonesia (FASI) tingkat provinsi, Jumat (7/7) siang di Asrama Haji Landasanulin, Kota Banjarbaru. Sejumlah cabang lomba telah disiapkan dan para kafilah akan masuk ke Asrama Haji dan rumah-rumah penduduk. “Fasilitas Asrama Haji tak mencukupi untuk menampung sebanyak 600 kafilah,” kata Kepala Badan Komunikasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia (BKPRMI) Kalsel, Hermansyah. Hal itu diungkapkan Hermansyah saat melakukan audensi ke Pimpinan Umum Banjarmasin Post Group, HG (P) Rusdi Effendi AR di kantornya, Jalan As Musyaffa Nomor 1, Banjarmasin Tengah, Kamis (6/7) siang. Menurutnya, pada pukul 09:00 Wita, akan dilakukan pelantikan dewan juri dan hakim FASI Kalsel oleh Wali Kota Banjarbaru. Untuk itu, panitia FASI Kalsel memohon doa restu kepada Rusdi Effendi dan masyarakat karena akan melaksanakan kegiatan rutin itu. “FASI Kalsel ini dalam

FASI Kalsel ini dalam rangka mencari kafilah-kafilah yang nanti akan bertanding di FASI tingkat nasional HERMANSYAH Kepala Badan Komunikasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia (BKPRMI) Kalsel

rangka mencari kafilah-kafilah yang nanti akan bertanding di FASI tingkat nasional yang dijadwalkan berlangsung September mendatang. Kalsel akan menjadi tuan rumah, dan mudah-mudahan kita bisa menjadi tuan rumah yang baik,” kata Hermansyah. Dia berkomitmen Kalsel akan sukses menjadi tuan rumah dan sukses hasil sebagaimana FASI ke-9 di

BANJARMASIN POST GROUP/EDI NUGROHO

AUDIENSI

- Kepala Badan Komunikasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia (BKPRMI) Kalsel, Hermansyah melakukan audiensi ke Pimpinan Umum Banjarmasin Post Group, HG (P) Rusdi Effendi AR, Kamis (6/7).

Bandung, Jawa Barat. Saat itu, kafilah Kalsel mampu menjadi juara umum tingkat nasional. FASI tingkat Provinsi Kalsel diikuti kurang lebih sekitar 600 peserta dari tingkat TKA, TPA dan TQA. “FASI Kalsel ini akan dilaksanakan mulai Jumat (7/7) sampai Minggu (9/7),” kata pria yang juga Kepala Dinas Kominfo Kota Banjarmasin itu. Hermansyah berharap, pada Sabtu (8/7) malam sudah bisa dilaksanakan pengumuman dan sekaligus

penutupan, Minggu (9/7) pagi. Juara-juara pada FASI Kalsel ini akan dimasukkan ke training center (TC) untuk dibina dan didorong lagi kemampuannya untuk bisa tampil lagi maksimal di FASI Nasional nantinya. “Kami gandeng event organizer (EO) untuk penyelenggaraan FASI nasional ini. Sebab, dana yang disiapkan Pemprov Kalsel dianggap masih kurang. Kami akan mencari dukungan sponsor dan dukungan dari masyarakat Kalsel,” ujar Herman. (ogi)

0707/B15


Quote

JUMAT

7 JULI 2017

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

“Satu foto harus bisa mendeskripsikan seluruh esensi dari momen yang kita tangkap�

16

HENRI CARTIER-BRESSON Father of Street Photography

JUMAT

7 JULI 2017

banjarmasinpost.co.id

@banjarmasinpost

h e t o Cel NINDYA RATNASARI Mahasiswi Teknikk Sipil ULM

Gak Bosan SUKA tuh kalau foto selfie, entah kenapa suka aja hehehe, gimana ya ngejelasinnya? Kalo selfie biasanya banyak gayanya, kadang pake filter-filter lucu yang disediain sama instagram dan snapchat, terus kalo udah selfie langsung pake aplikasi buat ngedit biar gabung semua selfienya dalam satu foto. Kadang kalo selfie juga ngajak temen-temen terus gayanya milih gaya yang lucu, aneh, nyeleneh biar gak bosan kalo selfie. Soalnya kalo senyum kan semua orang foto pasti senyum kan, jadi ambil gaya yang unik gitu. (ell)

Bpost Online

@Yuppies_Bpost

DWI APRITA NINGTYAS Mahasiswi Manajemen Informatika Komputer ELTIBIZ Banjarmasin

Diunggah di Sosmed KALAU selfie itu sebagian hobi saya. Karna saya juga ska fotografi, kalo menurut saya sih yaa. Nah, kalau lagi selfie saya suka kalo saya pose yang aneh-aneh gitu mukanya hee. Kalo ditanya berapa kali jepret, tergantung sih. Kalo lagi mood bisa lima sampai enam kalian. Terus biasanya saya kalo lagi selfie itu di tempat yang menurut saya bagus unik. Terutama Kalo waktu kumpul sama teman. Saya suka banget selfie atau groufie. Nah kalau selfie sama temen biasanya buat diabadikan tuh momennya. Sebagian juga diunggah dan sebagian buat konsumsi pribadi. (ell)

TAUFIK RAHMAN Mahasiswa Manajemen Informatika Komputer ELTIBIZ Banjarmasin

Kurang Pede SEBAGAI cowok, saya kurang suka apalagi kalau muka langsung, kurang pede. Saya lebih suka foto bareng atau difotoin. Tapi kalau pernah selfie atau gak? Ya pernah tapi kurang pede sih anglenya gak dapet makanya sering difotoin sama teman. Jadi saya itu tipe cowok yang emang jarang selfie, bahkan sangat jarang. (ell)

Pose Nyeleneh

Biar Kekinian S

elfie ? Mungkin istilah ini sudah lama dikenal oleh banyak orang bahkan sudah sering dilakukan. Apalagi oleh para perempuan. Kesannya itu kapanpun, dimanapun yang penting selfie dulu. Terkadang ada juga cewek yang tiap kalau habis dandan terus selfie. Berada di tempat baru, selfie, atau sedang beraktifitas juga selfie. Bahkan sedang makan, selfie dulu baru makan. Apalagi saat bosan, gak bisa liat hape, klik icon camera, pilih kamera depan, cekrek, cekrek, cekrek deh. Selalu selfie! Lucunya, mereka yang suka sel-

fie, tidak akan cuma satu kali ngambil gambar. Dari sekian banyak foto, hanya akan ada beberapa foto selfie yang dianggap paling bagus. Kemudian di share ke media sosial atau untuk konsusmsi pribadi. Sisanya? Hasil jepretan gagal bakal di delete dari galeri. Kadang, miring kanan, miring kiri, pose samping cuma demi ngambil angel selfie yang pas, yang cantik, yang menarik. Berbagai macam ekspresi juga disuguhkan. Mulai senyum, ketawa, sedih, candid, atau bibir monyong dan manyun ya istilah kecenya Duck Face dan salam dua jari.

Meski tidak dipungkiri para cowok juga suka selfie, tapi kebanyakan yang hobi selfie ialah para kaum hawa. Biasanya kalo cowok selfie hanya sesuai kebutuhan atau diajak cewek atau temannya buat mengabadikan moment dengan foto selfie. Namun ada pula pada cowok yang suka selfie, entah itu untuk kebutuhan pribadi atau konsumsi media sosial. Sebagian cowok yang selfie juga kadang berusaha mencari angle yang bagus untuk wajah mereka. Mereka juga tidak sembarangan mengambil foto. Apalagi jika itu untuk konsumsi publik. (ell)

Tips Selfie Cetar! z Penggunaan Natural Light Pencahayaan paling bagus adalah dengan menggunakan natural light. Semua cewek-cewek yang hobi selfie pasti setuju banget bahwa cahaya matahari adalah natural light terbaik, dibandingkan berbagai macam lampu. Ini adalah sumber terpenting para penyuka selfie. Tanpa pencahayaan yang baik hasil selfie juga tidak akan maksimal. z Find Your Best Angle Yup, sisi kanan atau sisi kiri? Nah itu tergantung kamu. Cobalah melatih insting pengenalan best angle kamu dengan memperbanyak foto selfie kamu. Lalu kamu lihat satu satu apakah angle terbaik kamu berada di sisi kanan atau kiri. Ketika kamu tahu di mana angle terbaik kamu, ini akan mempermudah kamu untuk melakukan selfie selanjutnya apalagi kalau sedang dalam keadaan terburu-buru. Contohnya kamu sedang travelling di dalam bis dan kamu ingin mengabadikan gambar dirimu dengan bangunan yang kamu sukai, dengan tahu best angle kamu pasti bisa mengambil selfie terbaik kamu. z Angle Atas Kamu yang mengalami masa Friendster pasti pernah mengalami masa foto yang diambil dari atas. Ini pernah menjadi trend di awal tahun 2000-an. Sempat menghilang tetapi dengan adanya selfie trick up angle ini menjadi salah satu cara yang mendukung hasil selfie. Penasaran? Yuk coba aja z Perlihatkan 3/4 Wajah Dalam kamus selfie terdapat empat rotasi wajah. Rotasi 1/4 artinya membelakangi kamera, jadi hanya memperlihatkan rambut saja. Rotasi 2/4 adalah tampak samping, biasanya digunakan untuk foto siluet. Lalu 3/4 adalah menampilkan wajah kamu dengan cara menutupi sebagian wajah dengan menggunakan rambut ataupun tangan. Nah kalau 4/4 ya sudah pasti seperti pas foto. z Semakin Panjang Semakin Bagus Bagi kamu yang punya tangan panjang, kamu harus bersyukur banget. Karena semakin jauh kita melakukan selfie semakin bagus gambar yang kita dapatkan. Bagi kamu yang punya pipi chubby, jangan khawatir teknik ini bisa banget dipraktekin. Selain itu penggunaan slefie stick ini juga sangat membantu lho. Jadi jangan sedih, banyak cara untuk mendapatkan selfie keren ala artis artis. z Semakin Atas Semakin Besar Kamu ingin mata kamu terlihat lebih besar? Ini salah satu caranya. Pastikan smartphone kamu berada di atas mata, carilah angle terbaik kamu dan abadikan selfie kamu dengan mata yg terlihat besar. Semakin

dekat kamu mengambil gambar antara mata dengan smartphone, semakin terlihat belo mata kamu. z Dagu Diruncingkan dan Dimiringkan Bagi kamu yang ingin kelihatan tirus ini salah satu caranya. Cukup dengan meruncingkan dagumu sedikit. Ambilah fotomu dari atas dengan sedikit miring. Voila ! Jadilah selfiemu dengan wajah tirus z Explore Sekitarmu Pergunakan apa yang ada disekitarmu. Seperti gadget, buku hingga rambutmu sendiri untuk membuat selfiemu berbeda. z Kiss Face is the New Duck Face Sudah bukan zamannya duck face lagi nih, sekarang yang lagi hits adalah kiss face. Apalagi hasil selfie dengan kiss face bisa dikirim ke orang-orang yang kita cintai. Ohh iya, kiss face ini andalan para Victoria Secret Angels lhoo‌ z Gunakan Aplikasi Smartphone Jangan lupa untuk mengunduh aplikasi fotografi yang menunjang selfie kamu. Aplikasi yang harus ada di smartphone kamu sperti Camera 360, Beauty Plus, Photo Wonder, Afterlight dan B612. z Fokus Pada Kelebihan Wajahmu Setiap orang pasti punya kelebihan dalam diri mereka terutama pada wajah. Perlihatkan aset kebanggaanmu itu dengan cara fokus pada kelebihan tersebut. Kalau kamu menyukai hidung mancungmu, cobalah mengambil selfie dengan sedikit miring dan dekat dengan hidungmu. Hasilnya pasti hidung mancungmu lebih terlihat. z Gunakan Temanmu Teman bisa kita jadikan trick untuk mendapatkan hasil selfie yang baik. Dengan cara berdiri di belakang teman akan membuat kita terlihat lebih ramping. Semakin banyak teman kita semakin ramping selfie kita. z Filter Rasanya kurang deh kalau mau memposting selfie kita tanpa menggunakan filter yang ada. Filter juga menunjang kamu dalam menghasilkan selfie yang bisa menambah followers social media kamu. Jangan salah semua tips-tips di atas kalau tidak ditunjang dengan pemilihan filter yang cocok seperti di instagram, VSCOcam atau path Sumber: IDNtimes

NINDYA RATNASARI FOTO-FOTO: BANJARMASIN POST GROUP/APUNK/ISTIMEWA


JUMAT

7 JULI 2017

TOYOTA

Dijual Avanza G Th2014 Silver mulus terawat Hub 081347344862. V.M20852-18/7 Harga 147jt Nego

HONDA

Dijual Honda City GM2 1,5 Thn2010 Hitam Mtara mulus.Hub.0811504024. V.M20796-11/7 Harga 170jt Nego

Honda Jazz RS MMC 2011 akhir Manual Pth siap pkai Lok.BJB.08125003461 V.M20932-17/7 Harga 163jt Nego

MAZDA

ISUZU

DAIHATSU

Djl Mazda 2 Th ‘13 akhir, pmkaian’14 Htm,matic,ok.Hub.081348666466 V.M20601-8/7 Harga 129jt Nego

Dijual Isuzu Bison, 91/96 Elf,Box,Pik up, 25/50, 4 Roda, Hub.085 100 460088 V.20267-10/7 Harga Nego

Djl Xenia M1.0 Deluxe, th16,Grey, AC dobel, plat B. Hub 081251189000 V.20893-9/7 Harga 138jt Nego

17

Bersambung kehalaman 18....


18

JUMAT

7 JULI 2017

Sambungan dari Halaman 17...


JUMAT

7 JULI 2017

BANJARMASIN JASA

LOWONGAN KERJA

LAIN-LAIN

SOPIR

PT.WOO TEKH INDONESIA Cab.BJM Dbthkn Staff Medical Check-up. Syrt:P/W,max30th, Min.SLTA/Sdrjt,blm nikah. Fas: Instif Blnn&hrn,Bns,jjg krr,Ada MES. Hub:082282097190

Dcr Sopir Pick up+serabutan utk antar brg ekspedisi dlm kota ARDI LAS mlyni pembuatn diutmkn yg brpnglmn,domisili teralis,canopy,baja ringan, sekitar Sutoyo S&trisakti. 085 pagar,plafon dll.Hub.0813517 100481772 42554/085102136307 B03079.2017M20928-4 BANGUNAN

B00030.2017M20488-3

RENTAL

LAIN-LAIN

DBTHKN SGR :1. Umum (Min. Vera Rent menyewakan avanza, SMA Sdrjt/SIM C),2. Lapangan innova, fortuner 2017. Hub (Min.SMA sdrjt),3. Desain Grafis 0811508748 (Min.SMK Sdrjt/D3),4. Admin B00664.2017M20861-3 (Min.SMA/SMK Ahli Komputer) SERVICE Lmrn sgr dsrhkn ke CV. BUDI A.MUTIARA AC Mlyni:Servis JL. A.YANI KM.2 NO. 167 AC Pasang/Bongkar pasang (BUDI NEON) B01484.2017M20881-7 AC,Perbaikan AC&Inst.Lstrik. Hub085246528168/08533214 Dicari Karyawan SPG/SPB Houseware Produk Pend Min 6705 B02327.2017M20702-3 SLTP/SLTA Usia Max 40 Thn. ATEKNIK ELEKTRONIK Mnrm Lmrn lsg ke : Jl.Pramuka Komp. Pnggl prbikn TV,LCD,LED, DPRD No.33 CP.08195 2426216 B03078.2017M20991-4 PLASMA,DVD Hub 08524986 2129/085100406535/08152115 Dcr Teknisi AC mobil, brpglmn. Lmrn ke Salim AC Jl.A.Yani Km 733 B00091.2017M20854-3 9,1 Bjm. Hub.4281534/08215 JUPITER bergaransi,kulkas, 4038289 B01106.2017M21009-3 mesin cuci, service AC. Hub. (0511) 3259723/ HP08510459 Dibutuhkan Operator Forklift, 2772/081250007997/085102500 berpengalaman,berminat hubungi/SMSke 08115122313 994

PENDIDIKAN

B02365.2017M20929-5

LES

LES PRIVATE pra SD-kls 6 utk prsiapan UN,tes prediksi,kisi², ulngn harian&semester. IPAIPS-MTK-PKN-B.INDO. Telp: 085729033111 B03079.2017M20853-4

MESIN

PERLENGK.RT

GENSET

FILTER AIR

Jual/Sewa Genset 10kva1000kva mlyni servis utk prkntorn Agen filter,khss instalasi air bersih CV.Gunung Muria 0811502677/ & pemasangan depo air minum water treatment,RO, bioenergy, 081251571444 ozon,hexagonal &oxigen.stdart B03079.2017M20887-3 Dept Keshtn,s.part lkp & trm FOTO COPY Fotocopy terbaru bukan bekas, orderse-kalsel-teng, hub. CV. garansi mesin seumur hidup WATER FILTERINDO, Hp:0811 cocok buat usaha Hub.0812531 52 1075,082153112499,085386 680001, BB 291E300C 90702 B03078.2017M20314-3

B00671.2017M21004-8

GLOBAL FILTERINDO. Spclist Depo Air Isi Ulang, Water Treatment, UV-RO(Reverse OsmoNISSAN Djl Nissan Livina X-Gear 1,5 thn sis), Alkaline Bio-Mineral/Energi, 2012,merah metalik,harga 130jt Ozon,Extra OKSIGEN O2 Std nego, yg brminat Hub:0812510 DEPKES RI, Byk Bns S.part Lkp. Hrg Mulai 16jt Cash/Krdt. Hub: 9107 B03079.2017M20886-3 0511-3268289/0816212136/0811 503331 PIN BBM: D94A2544 LAIN-LAIN B00706.2017M20202-8 Dijual cepat truck box, kondisi LAIN-LAIN bagus,harga nego, hubungi : B00122.2017M20938-3 B00309.2017M20215-3 CV.Mulia Jaya Sakti distr.Rak 082151707585 TARYO TEKNIK servis ditmpt Dicari Sopir Rumah Tangga, B00854.2017M20939-3 Gudang & prlengkapnRak Mini TV, kulkas, AC, mesin cuci, Lamaran Lengkap Kirim Ke : Djl Ford Ranger Pick Up 4x4 2010 Market. Hub.Jl.Pramuka Km.6 instalasi listrik,dllHub.0821 Jl.Pramuka Komp.Rahayu dan Daihatsu Hilien Pick Up RT.8 No.2ABjm. (0511)3274398/ Pembina IV/10 2002. Hubungi:081230129766 0851007700365 59171487 B00644.2017M20502-3

MAKANAN / MINUMAN

B03078.2017M20937-3

PERUMAHAN

MOBIL DIJUAL

B02335.2017M20998-3

JASA

B00119.2017M20598-4

PROPERTI

BANJARBARU

RUMAH DIJUAL

JASA

19

Djl cpt rumah Jl.Simpang Sungai LAIN-LAIN Baru, SHM, Luas 56 m². Hub. Grosir Peralatan Listrik Tenaga 081351564404 maaf tanpa Matahari di Banjarbaru, Hub.085 perantara 246419509/08115121599/www. B00492.2017M20884-3 RUMAH DIKONTRAKKAN/ Borneosolarcell.com KOST

B00001.2017M20859-4

PENGUMUMAN

Pondok Bahagia terima kost putra KEHILANGAN muslim. Hub. No.HP. 08155001 Brdsrkn Surat Ket.BPN Kota 619 B00001.2017M20953-3 Banjarmasin No.683/300.63.71/ JUAL RUKO XI/2015 Tentang Kepemilikn Dijual Ruko 2 Pintu Jl.Kolonel Tanah An.Drs.Ismoko Imam Sugiono No.14 RT.8 Banjarmasin Soekarno Hak Milik No.1233 dgn Harga Nego Hub.085100438114 LT.150 M2 Dan Sertifikat Tersebut B03078.2017M20723-3 Tlh Trcecer/Hilang Di Wilayah Banjarbaru ALAT BERAT B03080.2017M21008-7

LAIN-LAIN

Dijual Bulldozer CAT D3C 2007 dan Excavator CAT 320D tahun 2011 & 2012. Hubungi:081230 129766 B02335.2017M20999-3

RUPA-RUPA LAIN-LAIN

Dijual cepat pallet plastik, kondisibagus. Serius berminat langsungHubungi : 082151707585 B00854.2017M20940-3

Djl cpt kaisar dgn odong2 6 gerbong+3 aki lengkap sound sistem baru 27jt nego 08125105 3973 B03080.2017M20892-3

LEMBAGA PENDIDIKAN

INFO TRIBUN JUAL BELI 0511-3354370 EXT 114/115 Hotline 08115003012


20 JUMAT

7 JULI 2017

BANJARMASIN

BANJARBARU

properti

properti

Untuk Informasi Rmh tengh kota dkt flyover Gatot T70 LT175. Hubungi: 081348996457 V.M20334-23/7(ktr) Harga Nego

Jual/Sewa, 850/60jt, Rukan, 2.5 lt, LB: 125 Lt150 Adi Patra 3 Buncit Indah 085 100460088 V.20269-10/7(metty) Harga Nego

Djl rmh Lt160m2 SHM 413 Jl Bali No15A Hub 087815578586/087775536911 V.M21007-21/7(ktr) Hrg 1.250M Nego

bedakan 5 pnt 50m dr Uniska Jl.Adhyaksa VI, SHM 336m2.082350064856 TP Harga 590jt Nego V.M20890-19/7(ktr)

rmh baru dicitraland bns lbhan tanah & trima srtfkat a.n pemilik.081649642257 V.M00000-14/7(mega) Harga 1,1M Nego

Djl rmh T38+,LT11x16,SHM Jl Trikora Gt Manggis. 085251996473 / 081521766198 Harga 270jt Nego V.M20801-17/7(ktr)

Rmh LT18x12 LB12x12,3KT,2KM. Kota CItra Graha Clstr Mwr. 08125081032 Harga 1,5M Nego V.M20172-6/7(ktr)

Djl kost eksklusif 2 pintu+toko Jl A Yani MTP/ BJB. Hub 085101821199 V.M20858-2/8(Raja) Harga Nego

BANJARMASIN H A R G A D I B AWA H 3 0 0 J U TA

Over krdt Jl Padat Karya S Andai Komp Kayu Bulan Blok F No10 Rt62. 082272723337 V.000-15/5(ktr) Harga 60jt Nego

Djl rmh LT.190 T.36 Di KM21 Komp Citra Eka Paksi Hub.081251300950 V.M000-30/11(ktr) Hrg 200jt Nego

HARGA DIATAS 300 JUTA

Djl rmh Jl Belitung Drt Gg Karya V RT14 LT8x14,LB7x13. Hub:081350047577 V.00001-31/5(wahyu) Hrg 275jt Nego

Djl cpt T100 LT160m2 Komp Bumi Mas Asri Km4,5 No.I pssi hook.085246555205 V.0000-0/0 (hafiz) Hrg 450jt Nego

Djl cpt/over 160 T42 Grha Mhtama uk9,6 x19m, biaya notrrs dr kmi. 082252975797 V.M19078-30/5(ktr) Harga 310jt Nego

Djl MURAH rmh permanen Tk2,T70, 4Kt,SHM Hub085251626677 V.M18485-30/5(ktr) Harga Nego

Djl T200 LT 312 Bunyamin Residence B Great.082357273535/08534511255 M.00001-15/4 (ktr) Hrg 2M Nego

Ruko 3pnt 3lnt Jl Let Jend Haryono MT No122BJM.08125007900/085820361306 V.0001-00/0 (......) Hrg Nego

BANJARBARU - LANDASAN ULIN

MARTAPURA

HARGA DI ATA S 300 JUTA

Djl rmh Jl Trikora/Green Tasbih T70, Cash,KPR,ready stock.081349593879 V.00001-30/4(dyt) Hrg 495jt Nego

T100 2km, 3kt sbrng RSUD Idaman bjb Hub082157458588/081348312014 V.000-1/7(rian) Harga 452jt Nego

Ruko uk5x16m Lt5x30m+hlmn blkng prkir 10m dkt psr Bjb. 085386800707 V.M00000-0/0(Dyt) Hrg 1,55M Nego

Lt 10x20 Lb163 m2 tngkt+isi 3KT 1KU Komp. Tia permata resort.08125105994/082149049933 V.0000-0/0(rian) Hrg 1,5M Nego

H A R G A D I B AWA H 3 0 0 J U TA

LT.165m2.Jl.Jeruk Bukit Sirkuit Damai. Banjarbaru.081310177510/081315882669 V.M00000-15/3(Rian) Harga 425jt Nego

Dijl Rmh Jl HKSN Komp AMD Blok H1 no.38 PLN1300 bs TT mbl 087815378768 V.0001-30/3(ktr) Hrg 300jt Nego

Djl hok SHM Komp.GrahaCitraPermai1 Gtng Manggis Bjb 081215623869/081348445490 V.0001-22/6(rian) Hrg 650jt Nego

T.70 komplek bincau indah genteng merah. 085346462690/085346462488 V.0000-00/0(Rian) Hrg 200jt Nego

Komp.citra eka paksi.no 5 e. Pal 21 blkng mini mrket mandala bjb T45 Hub081362994545 V.0001-30/1(Rian) Hrg 300jt Nego

HARGA DI BAWAH 300 JUTA

Djl cpt Luas 154 M² seberang dinas pendidikan martapura.082282822015 V.00000-0/0(Rian) Hrg 120jt Nego


banua sport JUMAT

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com ribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

7 JJULI ULI 2017

lik lli likes: iikkees: esss:: BPost BP B BPo Po ost os sstt O On Online nlin lliiin ne

21

Atlet Berebut 3.500 Medali di Porprov Tabalong PANITIA pelaksana Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) X yang dilaksanakan di kota Tanjung Kabupaten Tabalong telah menyatakan kesiapanya menggelar multievent olahraga empat tahunan tersebut. Kekhawatiran banyak pihak Porprov X akan diundur kembali dari jadwal tanggal 8-15 Oktober 2017 lantaran belum cairnya dana hibah dari Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan sampai sekarang termentahkan. “Pemerintah Kabupaten

Tabalong dengan Pemerintah Provinsi Kalsel telah sepakat jadwal pelaksanaan Porprov dilaksanakan tanggal 8-15 Oktober. Kendati dana belum cair kami tidak berpikir ke arah sana dulu. Itu hanya masalah administrasi,” kata Kepala Dinas Pemuda Olahraga Kabupaten Tabalong, Muhammad Zain Ramali yang ditemui usai menggelar rapat pertemuan dengan tim technical delegate cabang olahraga Porprov X di Sekretariat KONI Kalsel, kemarin.

Bahkan, Muhammad Zain Ramali mengaku optimistis pelaksanaan Porprov X akan dilaksanakan tepat waktu. Ketua pelaksana Porprov X Kalsel yang juga ketua KONI Tabalong, HM Hilmi Apdanie mengungkapkan, pada Porprov X nanti akan mempertandingkan 35 cabang olahraga dengan memperebutkan lebih dari 3.500 medali. Menurut Hilmi, semua data seperti entry by number sudah masuk semua, kecuali Kotabaru. (buy)

Malu Tonton Tak Pakai Tiket Gelang MANAJEMEN Martapura FC akan mulai memberlakukan pemakaian tiket gelang untuk suporter yang ingin menonton saat laga menjamu Persepam Madura Utama di Stadion Demang Lehman, Martapura, Sabtu (8/7). Rencananya, penggunaan tiket gelang ini akan diberlakukan untuk semua laga kandang Martapura FC. Terkait harga, tiket gelang tidak berbeda dengan tiket sebelumnya. Harga tiket tribun terbuka Rp 20.000 dan tribun tertutup Rp 50.000. Tiket gelang untuk tribun terbuka maupun tertutup bisa dibeli di loket tribun VIP yang ada di Stadion Demang Lehman, Martapura. Loket dibuka pada Jumat (7/7) pukul 16.00-18.00 Wita dan Sabtu (8/7) mulai pukul 13.00 Wita sampai selesai. “Iya, untuk pertandingan menghadapi Persepam MU nanti, manajemen bekerjasama dengan Banjarmasin Post Group menggunakan tiket seperti gelang,” ujar Ketua Umum Martapura FC, H Mokhamad Hilman.

Hilman menerangkan tiket seperti ini memang sebelumnya tidak pernah dilakukan bahkan tergolong baru di Kalsel. Disinggung mengenai alasannya mencetak tiket berupa gelang ini sendiri, Hilman pun membeberkan ada beberapa. Salah satunya BPOST GROUP/BUDI ARIF RH agar bisa mendongkrak jum- TIKET GELANG - Manajemen Martapura l a h p e n o n t o n FC memberlakukan tiket gelang untuk laga untuk membe- melawan Persepam MU, Sabtu (8/7). rikan dukungan Ketua Diamond Supporkepada Erwin Gutawa dan kawan-kawan berlaga di ter Martapura FC (Monster), Denny Riswandie berharap kandang. “Karena bisa menjadi ak- semua seporter yang ingin sesoris saat menonton per- menyaksikan laga besok tandingan, tentu ini akan membeli tiket gelang. “Kita memakai tiket gememotivasi penonton dan suporter. Harapannya tentu- lang, jadi kalau ada yang nya akan lebih membudaya- tidak memakai tiket gekan one ticket one game un- lang berarti tidak membetuk ikut men-support tim,” li tiket, bikin malu,” ujar Denny. (ran) jelasnya.

Lubang Jembatan Hanya Ditutupi...

ke setiap jembatan di kawasan permukiman pinggiran sungai. Pihaknya akan menurunkan tim untuk melakukan pengecekan tersebut. Jika memungkinkan maka DPUPR akan mencari cara penanggulangan terkait jembatan itu. “Kemungkinan nanti kami akan melakukan pemeliharaan terlebih dahulu. Jika jem-

batan itu menjadi ranah DPUPR maka kami akan menganggarkan untuk perawatan. Sementara ini sudah lebih dari 20 jembatan yang telah mendapatkan perawatan oleh Dinas PUPR Kota Banjarmasin. Anggaran tahunan untuk perawatan seluruh jembatan di Kota Banjarmasin pun mencapai angka dua miliar setiap tahunnya. (ell)

persyaratan lain menyusul menunggu pengesahan UU yang baru,” kata dia. Dijelaskanya, untuk proses pendaftaran maka sudah disusun jadwal yang sudah disepakati. “Pengumuman pendaftaran akan dimulai 9-15 Juli mendatang dan penerimaan berkas pendaftar akan dibuka mulai 16-22 Juli 2017,” kata Prof Ahmadi Hasan. Sebelumnya, dia menegaskan bahwa timsel harus berjalan proporsional dan profesional dan memastikan tidak ada titipan titipan. “Saya tegaskan untuk seleksi ini akmi pastikan tidak ada titip titipan. Baik partai mapun dari siapa,” kata Prof Ahmadi Hasan Menurut akademisi UIN Antasari tersebut menyebutkan bahwa seleksi nantinya akan melalui empat kali test. Termasuk test Computer Asissted Test (CAT). Jadi tidak ada indikasi titipan. Selama ini tidak ada pernah laporan yang adanya titipan, dan juga kami tegaskan tidak ada,” kata dia. Dia berharap keterpilihan

calon calon mempunyai integritas tinggi. “Ada temanteman yang punya kekammpuan itu. Tes melibatkan kesehatan dan psikotes dari polisi kita ajak juga untuk ikut dan daftar. Tim Seleksi hanya memverifikasi pengetahuan, rekam jejak. Tim seleksi tidak satu orang, kalau yang lain tidak sepakat tidak akan terjadi,” kata dia. Kemaren guna meminta restu dan dukungan, Tim Pansel Bawaslu sowan ke BPost Group. Tak hanya Prof Ahmadi Hasan, ada juga Prof Kamarni Buseri, Prof Dr H Mujiburrahman MA, dan Lena Hanafiah dan jajaran sekertariat di antaranya Maksum Nafarin, Noorhasanah, dan Syahrani. Sementara itu, Pemimpin Umum BPost HG P Rusdi AR menjawab dengan tegas bisa kita bantu dengan proporsional. “Ya saya dukung pemberitaan ke depan. Ini yang ada tokoh tokoh semua. Saya gak khawatir kalau kredibilitasnya,” kata HG P Rusdi Effendi AR. (lis)

serta bis mengembalikn berat badan yang naik banyak karena saat bulan puasa dan lebaran maknanan yang di konsumsi banyak manis-manis dan bersantan,” papar Hajar, Menurutnya makanan yang berlebih dikonsumsi pastinya akan bisa membuat badan gemuk dann melar. Ia pun mengaku olahraga yang biasa rutin dilakukannya antara lain yoga dan body language (BL).

Untuk yoga, dilakukannya dua kali seminggu dan BL satu kali seminggu. Kenapa memilih olahraga tersebut, perempuan yang terlihat cantik ini karena menilai olahraga yoga cocok untuk usianya. Dan untuk yoga banyak terapi kesehatannya dan tidak banyak gerakan yang berat-berat. “Untuk BL sendiri untuk pembentukan tubuh terutama perut biar tetap langsing sehat bugar dann fresh selalu,” tuturnya. (dwi)

z Sambungan Hal 13

Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penata Ruang (DPUPR) Kota Banjarmasin Gusti Riduan Sofyani mengatakan mereka akan melakukan pengontrolan

Tim Pastikan Tak Ada Titipan z Sambungan Hal 13

tentang kepemiluan, akan tetapi juga harus punya kemampuan lebih. Karena nantinya sosok anggota Bawaslu harus bisa memahami soal penindakan,” kata Ketua Tim Seleksi Provinsi Bawaslu Kalsel Prof Ahmadi Hasan ketika mengunjungi Banjarmasin Post Group, Kamis (6/7). Karena itu, ke depan Timsel akan mencari dan menyeleksi anggota Bawaslu yang betul betul mumpuni. “Kita akan targetkan, mereka juga harus faham UU, dan juga ada keterwakilan perempuan. Selain itu juga yang mempunyai keahlian hukum,” kata dia. Sesuai dengan mekanisme, tim akan bekerja profesional untuk menyaringnya. Mulai dari persyaratan yang diamanahkan.”Ya kalau persyaratan umumnya, kan harus Sarjana S1 dan minimal usia harus memenuhi 30 tahun, dan

Antara Yoga dan Body Language z Sambungan Hal 13

dengan Insight, perempuan yang bekerja sebagai Manager Marketing Sky Pavilion Mayapada Grup ini mengingatkan sehabis puasa dan lebaran tentunya kita harus tetap kembali rajin ber olahraga, “Olahraga supaya badan tetap bugar sehat dan fresh

ANTARA FOTO/YUSRAN UCCANG

DUEL - Pegulat Kalsel Ricky Fajar (kiri) duel melawab pegulat

Jabar, Ari Dwi Riatna (kanan) di pentas PON XIX di Arena Saparua

Sport Park, Bandung, Jabar, Jumat (23/9/2016).

Ricky Pelajari Gulat Tradisional Siap Bela Indonesia di Kejuaraan AIMAG Turkmenistan KEKECEWAAN Ricky Fajar tidak dipanggil dalam Pemusatan Latihaan Nasional (Pelatnas) Gulat proyeksi SEA Games oleh Pengurus Besar Persatuan Gulat Seluruh Indonesia (PB PGSI) akhirnya terobati. Pegulat Kalsel peraih medali emas PON XIX Jawa Barat 2016 tersebut merupakan satu dari empat pegulat Kalsel yang dipanggil PB PGSI memperkuat Indonesia pada Kejuaraan Tradisional Wre 5” Asian Indoor and Martial Arts Games (AIMAG) yang dilaksanakan di Ashgabat, Turkmenistan, 18-26 September 2017.

Kejuaraan internasional itu merupakan program kerja tahunan United World Wresting (UWW) Asia. “Saya sangat senang mendapat kepercayaan dari PB PGSI. Saya akan berusaha memberikan terbaik buat Indonesia dan Kalsel,” kata Ricky, kemarin. Ricky mengatakan, dia sudah siap mengikuti kejuaraan tersebut karena telah melakukan latihan rutin bersama temannya di PGSI Kalsel. “Di waktu tersisa yang harus saya pelajari mengenal cara pertandingannya karena ini gulat tradional

yang kabarnya pegulat bisa memakai pakaian dan pakai sabuk,” jelas Ricky. Ketua PGSI Kalsel, Mohammad Welny mengaku senang karena pegulat PGSI Kalsel mendapat kehormatan diikutsertakan pada kejuaraan gulat tradisional Asia bersama pegulat dari provinsi lainnya seperti Jawa Barat, Jawa Timur, Jambi, Sumatera Barat, Sumatera Utara dan Kalimantan Timur. Welny mengatakan, sebelum mengikuti kejuaraan itu, PB PGSI berencana melaksanakan try out ke Ashgabat, Turkmenistan pada

IKUT KEJUARAAN GULAT TRADISIONAL DI TURKMENISTAN z Ricky Fajar (kelas 70 kg)

z Wahdaniati (kelas 60 kg)

z Muhammad Fuad (kelas 70 kg)

z Adam Wibowo (kelas 98 kg)

z Zulhadir (pelatih). 20 Agustus sampai 3 September mendatang. (buy)

BERLUBANG

- Beberapa pengendara terlihat antre ketika melintas di jembatan utama yang berlubang di Gang Bambu RT 29, Kelayan Timur, Kota Banjarmasin, Kamis (6/7).

BANJARMASIN POST GROUP/ISTI ROHAYANTI

Komisi III Soroti Izin Taksi Daring z Sambungan Hal 13

peraturan tersebut memang sudah diterbitkan. Pihaknya sampai saat ini masih belum mengeluarkan rekomendasi berkaitan dengan operasional taksi daring di Kota Banjarmasin. Namun ia mengakui, sudah ada satu perusahaan taksi daring yang mengajukan perizinan di Kota Banjarmasin. “Rekomendasi belum kami keluarkan. Masih

Satpol PP Disambut Teriakan Ali z Sambungan Hal 13

Sebelumnya, sambutan jabat tangan dan teriakan protes dari Ali Akbar diperlihatkan keduanya saat kedatangan Satpol PP ke tempat tersebut. Sempat pula terjadi perdebatan singkat antara pihak Ali dan petugas Satpol PP Kota Banjarmasin di bangunan yang telah dibongkar itu. Sebagai pemilik bangunan, ia merasa tidak bangunannya dihancurkan oleh Satpol PP. Sebenarnya sebelum dilakukan pembongkaran,

dikaji,” kata dia. Regulasi baru taksi online secara efektif mulai berlaku mulai 1 Juli 2017 kemaren. Meski demikian, dalam pelaksanaannya Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi, akan kembali melakukan evaluasi dalam waktu enam bulan ke depan. Salah satu poin penting yang diatur adalah soal batas atas dan bawah untuk tarif taksi daring. Ichwan mengatakan, tarif atas dan bawah sendiri merupakan kewenangan dari pihak Dinas Perhubungan Provinsi Kalsel. “Penetapan

tarif atas dan bawah nantinya berdasarkan keputusan gubernur. Jadi kami pun masih menunggu,” kata dia. Dalam hal ini Dinas Perhubungan Kota Banjaramsin bertindak sebagai pengawasan di lapangan. “Bila memang mau beroperasi harus ikuti aturan yang sudah berlaku. Karena memang sudah ada aturannya. Sampai saat ini belum ada memberikan rekomendasi apapun,” terangnya. Maraknya taksi daring di Kota Banjarmasin juga menjadi perhatian khusus

Komisi III DPRD Kota Banjarmasin. “Sudah seharusnya operator taksi online untuk mengantongi izin resmi dahulu sebelum beroperasi dan memberikan layanan kepada masyarakat,” tegas Ketua Komisi III DPRD Kota Banjarmasin Faisal Hariadi, Kamis (6/7) siang. Faisal khawatir, ketiadaan izin justru menimbulkan masalah dan perselisihan akan terjadi di lapangan. “Saya berharap Pemko Banjarmasin melakukan kajian tentang kebutuhan masyarakat akan layanan tersebut,” ucapnya. (rmd)

pihak Satpol PP juga memberikan surat peringatan. Namun surat peringatan tersebut dibalas Ali dengan sebuah gugatan. Ia menggungat Kepala Satpol PP dan Pemadam Kebakaran Kota Banjarmasin beserta Wali Kota Banjarmasin. Termasuk pula gugatan yang diarahkan ke BTN terkait kepemilikan tanah yang masih menjadi sengketa itu. Tulisan gugatan itu ia pasang juga di tanah yang terdapat bangunan tersebut. Bunyi tulisan itu ialah “Pengumuman Titian Ini Terdaftar di PTUN Banjarmasin No.19/G. 2017/PTUN. BJM Penggugat Ali Akbar Melawan Kepala Satpol PP dan Pemadam Kebakaran (Ter-

gugat) Wali Kota Banjarmasin Turut Tergugat”. Lantas, ia juga mengatakan adanya aksi ini merupakan suatu tindak kejahatan dari segi kapasitas jembatan dan musala. Ia mempertanyakan bagaimana musala tersebut harusnya didirikan. Menurutnya tidak adanya jawaban dari Satpol PP Kota Banjarmasin hal itu malah menjadi perbuatan arogan dan anarkis. “Perlengakapan itu milik orang yang telah meninggal dunia karena takut dengan peringatan Satpol PP,’ ucapnya saat ditanya perihal isi di dalam musala tersebut. Sementara itu, Kepala Bidang Penertiban Umum Satpol PP Kota Banjarma-

sin Dani Matera yang turut ikut giat tersebut menerangkan bahwa penghancuran bangunan ini karena tidak adanya izin berdirinya. Begitupun dengan jembatan yang disebut pemilik bangunan sebagai titian. “Eksekusi ini yang dipermasalahkan karena ada bangunan tidak berijin seperti jembatan. Yang jelas bangunan dan jembatan nya tidak berizin,” ucap Dani Dalam hal ini pihaknya hanya mempermasalahkan bangunan liar. Apakah ada sangketa tanah atau tidak, kami tidak mempermasalahkan. Entah itu tanah milik pribadi pun pasti harus perlu perizinan,” tandasnya lagi. (ell)


26 22

sport superhot soccer news

SENIN JUMAT

13 7 JULI FEBRUARI 2017 2017

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Nadal: Yang Penting Happy „ Tampil Agresif dan Menghibur „ Tunjukkan Performa Juara PETENIS Spanyol, Rafael Nadal menjadi bintang yang saat ini kerap jadi bahan pembicaraan penonton di Wimbledon. Menjadi seorang bintang tak menghalanginya berbaur dengan warga Kota London. Dia menghadapi tekanan turnamen besar dengan cara berpikir yang sederhana. Yang paling penting adalah rasa bahagia, sehat, dan kompetitif. Nadal sempat terlihat ada di sebuah toko, melayani sendiri apa yang dia butuhkan di Wimbledon Village. Pada kesempatan lain, dia bermain bola kaki dengan anak-anak yang tinggal di sekitar kompleks Wimbledon. Dia tampak enjoy menjalani semuanya. "Yang paling penting adalah bisa "happy" (merasa senang), apa yang membuat saya senang. Yang pertama adalah sehat, yang Kedua adalah kompetitif. Dan jika itu ada, Saya bisa berjuang untuk hal lain yang membuat saya merasa sangat senang. Itu saja," kata Nadal dilansir ESPN. Sebelum memberi tanda tangan kepada penonton, termasuk kepada seorang penonton yang mencopot kaki palsu untuk ditanda tangani, Nadal telah memperlihatkan permainan tenis yang agresif dan menghibur penonton. Menghadapi petenis AS, Donald Young, Nadal unggul 6-4, 6-2, 7-5 di babak

Kedu Kedua Wimbledon, Kamis (6/7). Melihat permainan Nadal di babak Kettiga, ada tanda-tanda kebangkitannya di turnamen grand slam lapangan rumput. Meski Nadal telah menjadi juara Grand Slam 10 kali, sebuah rekor bersejarah di te tenis pria, namun dia masih menghadapi tan tantangan untuk memupus catatan buruk di Wimbledon. Dia belum berhasil melewati babak keempat di All England Club sejak 2011, saat kalah dari Novak Djokovic di final. Dia melewati babak kedua sekali dalam lima tahun terakhir. Terlepas dari catatan dia tersingkir di babakbabak awal, hasil yang paling mengejutkan adalah pada tahun 2016 lalu, karena ia kalah dari pemain yang berada di peringkat 100 atau di bawahnya. Pada putaran kedua Wimbledon 2012, Nadal kalah dari Lukas Rosol, dan ini adalah pintu keluar Grand Slam pertamanya sejak tahun 2005. Dia kemudian takluk dari Steve Darcis di babak pertama tahun berikutnya, mengakhiri 22 kemenangan beruntun saat itu. Pada tahun 2014, petenis Australia Nick Kyrgios mampu membuat Nadal kecewa, Kyrgio menjadi remaja pertama yang mengalahkan petenis nomor

satu dunia di Grand Slam sejak Nadal mengalahkan Roger Federer pada turnamen Prancis Terbuka tahun 2005. Dan pada 2015, Dustin Brown mengalahkan Nadal di babak kedua, Brown menjadi petenis kualifikasi pertama di Grand Slam menyingkirkan Nadal. Dengan sejarah buruk yang melatarbelakangi Nadal di Wimbledon sempat jadi dorongan bagi petenis Amerika Donald Young, peringkat ke-43 di dunia, untuk mengalahkan Nadal dalam pertandingan putaran kedua. Tapi apa yang terjadi di lapangan, kinerja Nadal sangat berbeda. Ini jadi indikasi yang mendasari peluang Nadal jadi juara tahun ini. Perfoma gemilang Nadal di Roland Garros berlanjut di Wimbledon. Nadal mengalahkan Young dengan straight set, 6-4, 6-2, 6-5. Itu adalah kemenangan pertama

Nadal di Center Court sejak 2014. Dia melanjutkan dominasinya dari lapangan tanah liat ke rumput. Nadal kini telah memenangkan sembilan pertandingan terakhirnya dan melewati 26 set. Dia memiliki rekor menang-kalah, 15-1 tahun ini di Grand Slam. "Saya pikir saya kini telah melakukan hal yang benar," kata Nadal. "Saya merasa diri saya bermain dengan baik, saya tidak tahu seberapa jauh saya bisa berjuang, tapi saya benar-benar tidak memikirkannya sekarang. Satusatunya yang saya pikirkan adalah saat ini saya ingin memenangkan pertandingan lain di Wimbledon. Itu sangat berarti bagi saya," katanya. "Penting untuk merasa senang besok, saya telah menjalani latihan, dan kemudian setelah besok lagi ada pertandingan lagi, itu saja, itulah rute saya, dan saya hanya berusaha mengikutinya," katanya. (Tribunnews/mba)

Cedera tapi Bisa Main di Ganda INDIKASI ada pemain yang bermain di Wimbledon hanya untuk mendapat bayaran saja makin menguat. Setelah mereka mengaku cedera dan memutuskan mundur pada saat bertanding di babak pertama Wimbledon, beberapa di antaranya ternyata masih bisa main lagi. Setelah mundur di sektor tunggal, sebagian kemudian bisa bermain di sektor ganda. Pada babak pertama Wimbledon, ada delapan pemain yang mengaku cedera saat main di sektor tunggal. Dari delapan pemain itu, dua pemain ikut turnamen lagi di sektor ganda. Feliciano Lopez, yang merupakan satu dari delapan pemain mundur bermain lagi di sektor ganda.

AFP PHOTO

CEDERA

- Petenis Spanyol, Feliciano Lopez mendapat perawatan setelah mengaku cedera ketika main di sektor tunggal. Meski demikian, dia masih bisa main lagi di sektor ganda berpasangan dengan kompatriotnya, Marc Lopez.

Dia berpasangan dengan Marc Lopez. Bagi Feliciano, kalah dalam pertandingan itu tak masalah. Dia masih bisa mendapatkan ÂŁ 10.750 yang akan dibagi dengan pasangannya. Pada hari Kamis, Viktor Troicki, yang juga menarik diri dari pertandingan tunggal, juga akan berlaga di nomor ganda. Dengan bermain di dua pertandingan babak pertama saja (tunggal dan ganda), pemain bisa meraup tambahan uang hadiah sebesar 5.375 poundsterling (Rp 93 juta) . Dengan berpartisipasi dalam pertandingan sektor ganda, para pemain akan berhak untuk mengantongi ÂŁ 5.375 hadiah uang ekstra disamping uang yang didapatkan dari kesempatannya bermain di sektor tunggal putra sebesar 35.000 poundsterling (Rp 600 juta), sekalipun mereka kalah di laga tersebut. Kontroversi masalah pemain mundur ini muncul setelah Roger Federer mempertanyakan peraturan pemain yang mundur tapi masih bisa mendapatkan uang ÂŁ35.000. Dua pertandingan berturutturut yang melibatkan dua pemain bintang Roger Federer dan Novak Djokovic di Centre Court terhenti karena masing-masing lawan mereka mundur karena cedera. (mba)

DIRECT POINTS z Rafael Nadal tampil

KLIK

WS. UNNE O .TRIB F WWW UNTUK IN COM HRAGA OLA YA LAINN

dengan performa gemilang z Dia bermain agresif pada saat mengalahkan Donald Young di Babak Kedua Wimbledon z Wimbledon tahuntahun sebelumnya, Nadal selalu tersingkir saat melawan petenis papan bawah z Kali ini, Nadal tampil gemilang dan bisa mendominasi permainan

Sean Punya Kenangan Indah di Red Bull Ring DUA pebalap tim Pertamina Arden, Norman Nato dan Sean Gelael, akan berupaya mecapai hasil positif pada balapan Formula 2 (F2) di Sirkuit Red Bull Ring, Spielberg, Austria, 8-9 Juli 2017. Kedua pebalap punya modal bagus untuk finis di posisi sepuluh besar, menyusul raihan hasil yang cukup positif pada GP Azerbaijan. "Kami sudah siap untuk balapan di Spielberg. Ini menjadi balapan pembuka dari tiga balapan pada bulan Juli yang padat ini," kata Nato dilansir KOMPAS.com. Pada dua pekan lalu, dua pebalap yang didukung tim Jagonya Ayam KFC Indonesia itu tampil cukup impresif di Sirkuit Baku City,

AFP PHOTO

Maria Sakkari, Petenis asal Yunani

Belajar Karate Kini Jadi Jago Tenis PETENIS asal Yunani, Maria Sakkari mengaku pengalamannya di kelas karate saat remaja telah membuatnya yakin dengan pilihannya pada olahraga tenis. Sakkari, petenis asal Athens berusia 21 tahun lolos ke babak ketiga Wimbledon, Rabu (5/7) dengan menyingkirkan petenis peringkat 44 dunia, Kristyna Pliskova dari Republik Ceko 6-7 (6/8), 6-4, 6-4. Dakkari mengakui memang ada penghalaman di masa remaja yang membuatnya akhirnya menentukan pilihan ke dunia tenis. "Saat masih kecil saya mengikuti olahraga renang, lari, ballet dan bahkan karate," katanya. "Namun saya dikeluarkan dari kelas karate karena saya sempat tertawa dengan keras di dalam. Saat itu saya merasa suasana di dalam sangat lucu," ungkapnya. "Saya hanya ikut kakak saya, Yannis. Saya kemudian berhenti, sementara dia terus." Sakkari lolos ke babak ketiga turnamen grand slam Australia Open, Januari lalu. Meksi begitu, prestaqsi Sakkari tidak mendapat perhatian cukup

dari media massa negaranya yang masih fokus pada olahraga favorit seperti sepakbola dan bola basket. Ibu Sakkari, Angeliki merupakan mantan petenis pro pada 1980-an. Ia pernah mencapai babak ketiga French Open pada 1985 dan 1987. Namun Angeliki pensiun pada usia 25 tahun karena membentuk keluarga. Angeliki juga sempat tampil di Wimbledon pada 1986. "Sebenarnya ibu saya tidak menginginkan saya menjadi petenis profesional. Bagi dia hidup sebagai petenis sangat berat," kata Sakkari yang memutuskan tinggal di Barcelona, Spanyol di usia 18 untuk kepentingan kariernya. Meski berprestasi tertinggi untuk tingkat negaranya, Sakkari tahu popularitas tenis memang jauh bila dibandingkan sepakbola dan bola basket. Bahkan lingkungan terdekatnya pun kadang tak menghargainya. "Kadang saya dikenal di negara saya. Mereka tahu Wimbledon, tetapi tenis itu berada di bawah sepakbola dan bola basket, bahkan di bawah olahraga lari," katanya. (Tribunnews/kompas.com)

Azerbaijan. Nato dua kali menyumbang poin dengan finis kelima pada balapan feature dan meraih podium utama pada balapan sprint. Sementara itu, Sean yang sempat mengalami insiden pada balapan feature, akhirnya mampu memperbaiki performanya dengan finis di posisi 10 besar pada balapan sprint. Sean punya memori indah di Sirkuit Red Bull Ring. Pada musim lalu, dia meraih podium kedua pada balapan feature bersama tim Pertamina Campos. Itulah momen terbaik Sean di arena balap F2 (musim lalu bernama GP2). "Musim lalu, saya punya kenangan indah di

TOUR DE FRANCE RATUSAN pebalap bersaing di ajang Tour de France etape Kelima berjarak 160,5 KM dari Vittel ke La Planche des Belles Filles. Etape ini dimenangkan Fabio Aru dari Italia. Empat etape sebelumnya dimenangkan Geraint Thimas, Marcel Kittel, Peter Sagan, dan Arnaud Demare. Masih ada 16 etape lagi lomba balap sepeda yang diikuti 198 peserta dari 22 tim pada 1-23 Juli itu. Total jarak tempuh 3.540 kM. Chris Froome dari Inggris sementara menguasai jersey kuning setelah mengungguli Geraint Thomas.

AFP PHOTO

Red Bull Ring. Untuk persiapan, kami sudah bekerja keras dengan mengevaluasi performa pada balapan yang sudah jalani. Banyak faktor yang menentukan hasil balapan. Akan tetapi, kami akan berupaya keras untuk meraih hasil terbaik," kata Sean. Sirkuit Red Bull Ring memiliki panjang lintasan 4,326 kilometer. Pada balapan feature, para pebalap akan menyelesaikan sebanyak 40 putaran, atau melahap sekitar 173,040 kilometer dengan kewajiban satu kali pit stop. Sementara untuk balapan sprint, pebalap hanya diwajibkan menyelesaikan 28 putaran dengan kisaran jarak 121,128 kilometer. (Tribunnews/kps)

Ostapenko Rombak Permainan Buruk JUARA Prancis Terbuka, Jelena Ostapenko berjuang untuk mengatasi permainannya yang salah arah pada set pertama dan bangkit untuk memperbaikinya di set Kedua. Petenis peringkat 13 itu mengatasi perPDLQDQ SHWHQLV NXDOLĂ€NDVL )UDQFRise Abanda dengan skor 4-6, 7-6 (4), 6-3. Ostapenko berhasil mencapai putaran ketiga Wimbledon, Rabu (6/7). Pertandingan babak kedua ini digelar dengan performa dua pemaLQ \DQJ EHUĂ XNWXDVL 3HQRQWRQ VHPpat menyangsikan kemampuan Ostapenko pada set pertama. Juara Roland Garros bulan lalu itu memukul forehands terlalu tinggi, beberapa kali melebar, dan sering tersangkut di net saat dia menghadapi lawan yang sama-sama berusia 20 tahun itu. Petenis Latvia itu nyaris kalah. Dia sempat ada di posisi tiga poin dari kekalahan di tiebreak set kedua tapi petenis nomor 142 dunia, Abanda saat itu mulai goyah. Double fault dia buat karena gugup dan Ostapenko memanfaatkan kesempatan itu untuk menyamakan kedudukan. Abanda sempat unggul 2-0 di set penentuan tapi Ostapenko yang makin gemilang permainannya berhasil

menang enam dari tujuh gim terakhir untuk lolos ke babak selanjutnya. Dia akan menghadapi petenis Italia, Camila Giorgi yang tidak diunggulkan saat mengalahkan Madison Keys. "Saya tidak terlalu senang dengan cara saya bermain tapi saya senang bisa bertarung dan menang," kata Ostapenko kepada wartawan. "Dari posisi 3-3 di set ketiga saya mulai bisa bermain dengan gaya saya bermain seperti biasa," katanya. Ostapenko mengejutkan dunia tenis saat mengalahkan pemain RuPDQLD 6LPRQD +DOHS GL ÀQDO 3UDQcis Terbuka. Ostapenko tampil dengan disaksikan oleh ibu dan pelatihnya, Jelena dan pemain WTA Spanyol Annibel Medina Garrigues. Ostapenko memimpin 3-1 di set kedua kemudian disusul menjadi 3-3 sebelum menang pada set ini dengan skor 7-6 (4). "Orang mengharapkan lebih banyak dari saya tapi saya hanya fokus pada permainan. Saya senang lolos babak ketiga (untuk pertama kalinya) dan penting untuk menang saat Anda tidak bermain tenis dalam permainan terbaik," katanya. (Tribunnews/mba)


soccer hot news banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

RIVALITAS Real Madrid kontra Atletico Madrid dipastikan akan makin panas musim ini. Real baru saja membajak pemain bertalenta Atletico, Theo Hernandez yang teken kontrak untuk enam tahun, kemarin. Nilai transfer pemain kelahiran 6 Oktober 1997 itu diperkirakan sekitar 24 juta euro (sekitar Rp 364 miliar). Menariknya adalah, Theo punya kakak, Lucas Hernandez yang tak lain adalah bek andalan Atletico. Sang kakak yang berselisih setahun lebih tua, sebelumnya juga sempat dilirik oleh Madrid, dan Barcelona, namun sejauh ini masih memutuskan untuk bertahan di Vicente Calderon. Kehadiran adik-kakak ini dipastikan akan membuat rivalitas dua penguasa Madrid ini semakin panas. Akan terjadi perang saudara ketika El Derbi madrileño alias derby Madrid digelar. Keduanya sama-sama lahir di Marseille,

JUMAT SENIN

13 FEBRUARI 7 JULI 2017

likes: BPost Online

Prancis saat sang ayah, Jean-Francois Hernandez bermain di sana. Mereka kemudian masuk akademi Atletico setelah sang ayah, yang juga dikenal sebagai bek tangguh, menghabiskan musim 2000-01 di Calderon. Karier Hernandez bersaudara ini terus berkembang, dan menjadi andalan di timnas Prancis yunior, serta di klub level yunior. Musim 2014-15 mereka merumput bersama di Atletico, dan tercatat menjadi pemain bersaudara pertama yang pernah sama-sama membela The Colchoneros dalam 60 tahun terakhir. Namun, nasib Theo tak semulus sang kakak. Ia tak mendapat kesempatan sama sekali untuk tampil di tim senior. Sedang Lucas yang dikenal sebagai bek serba bisa, sukses mematenkan tempat di lini pertahanan Atletico. Hampa jam terbang di Atletico memaksa Theo akhirnya pergi ke Alaves

23 27

dengan status pinjaman mulai musim 2016-2017. Ternyata, di tempat inilah ia meroket. Musim perdana di Stadion Mendizorrotza, Theo langsung tampil menghentak dengan menorehkan empat gol dan lima assist dari 49 aksi di semua kompetisi. Aksinya mengundang minat kubu Real Madrid, dan kemungkinan besar dia akan diplot sebagai pengganti Marcelo, untuk mengisi kekosongan saat bek Brasil tersebut absen. Sebelumnya, Real Madrid mengumumkan kepergian Fabio Coentrao ke Sporting Lisbon dengan status pinjaman selama satu musim. Pemain asal Portugal ini juga menghabiskan musim lalu dipinjamkan ke Monaco dan itu membuat hanya Marcelo satu-satunya bek kiri yang tersisa di Real Madrid walau Nacho bisa mengisi posisi tersebut. (Tribunnews/den)

Perpanjang Pengkhianat The Colchoneros TAK pernah ada kata damai antara Atletico, dan Real Madrid. Rivalitas berebut penguasa Madrid antara kedua klub telah bergulir sejak tahun 1920-an n sa ssaat at La digelar, Liga pertama kalii di dig gela ge lar, r dan r, sampai sekarang. terus memanass sa samp mpai sekar mp aran a g. an ketika seorang Karenanya, k etiika et a ad ada a se seoran a g menyeberang, pemain n yyang angg me an meny yeb e erran ang, g akan meninggalkan jejak m me ning nggalkan jeja ak ttak ak ak sedap, disebut se eda d p, dis seb e ut sebagai seba b gai ba

pengkhianat. peng nggkhian Theo Hernandez, yang nota bene Th heo He didikan Atletico memperpanjang adalah h did tersebut setelah daftar pengkhianat pen ke pindah k e Real Madrid musim ini. Ia harus siapkan mental menghadapi ha aru russ si siap a ap cemoohan cemo ce mooh ohan an dari para fan Real Madrid derby Madrid mendatang. Dan dalam der harus belajar banyak kepada Theo haru “pengkhianat” lain yang terbukti para “pen kariernya karierny ya lebih moncer setelah berkiprah kubu sebelah. di k ubu ub u se

Sejarah mencatat, ada beberapa pemain lain yang juga pernah menyeberang baik ke kubu Madrid, maupun sebaliknya, dan mereka kemudian menjadi pemain besar. Misalnya saja Juanfran. Dibuang dari Real Madrid, ia justru berkembang di Atletico. Di bawah asuhan Diego Simeone Juanfran menunjukkan penampilan yang luar biasa. Dia mampu membantu Atletico menjadi juara La Liga. (Tribunnews/*)

Torres Bahagia Bisa Bertahan FERNANDO Torres semringah bisa memperpanjang kontrak dengan Atletico Madrid untuk setahun mendatang. Sebelumnya, striker 33 tahun ini digosipkan bakal hengkang lantaran sulit mendapatkan tempat utama di lini dengan Atletico. Torres sempat dikaitkan dengan kepindahan ke Meksiko, dan Tiongkok. Sport.es melaporkan, El Nino, julukan Torres, menolak tawaran bermain di klub lain, termasuk proposal dari klub elite dari kedua negera tersebut. Mantan penyerang Chelsea itu ditawari klub Meksiko Queretaro FC, dengan nilai kontrak 9 juta euro (Rp136 miliar) selama dua musim, namun ditolaknya. Dengan melakukan perpanjangan kontrak, riwayat karier Torres bersama Atletico pun semakin panjang. Betapa tidak, pemain kelahiran Fuenlabrada ini telah bergabung dengan tim akademi Atletico sejak dia masih berusia 11 tahun. Pada musim lalu atau 2016-

2017, Torres tampil sebanyak 45 kali di semua ajang dan menyumbang 10 gol serta tujuh assists untuk Atletico Madrid. Di bawah asuhan Diego Simeone, Torres sebagian besar memang berfungsi sebagai back-up bagi striker Antoine Griezmann dan Kevin Gameiro. Namun, dia akan memberikan kedalaman skuad untuk Simeone, apalagi dengan adanya larangan transfer dari FIFA untuk Atletico hingga Januari 2018. Oleh badan sepak bola dunia itu, Atletico dilarang melakukan transaksi pembelian pemain pada dua bursa, yakni musim dingin 2017 dan musim panas 2017. Atletico mengajukan banding kepada CAS (Pengadilan Arbitrase Olahraga), tetapi

banding itu ditolak pada Juni 2017 lalu. Hukuman larangan melakukan transfer yang dijatuhkan oleh FIFA membuat Atletico tak mampu bergerak bebas untuk memburu pemain. Karenanya, mempertahankan Torres, dan sejumlah pemain lain adalah hal krusial untuk mempertahankan kualitas Atletico. Terkait perpanjangan kontrak, Torres mengaku sangat senang. “Saya sangat senang bisa terus bersama Atletico untuk satu tahun lagi,” kata Torres dalam keterangan singkat di situs resmi klub Sebelumnya, Atletico menargetkan bisa merekrut penyerang Lyon, Alexandre Lacazette. Namun, hukuman larangan transfer menjadi halangan untuk proses tersebut. Teranyar, Lacazette pun secara resmi telah bergabung dengan klub Inggris, Arsenal. (Tribunnews/ den)

260

AFP PHOTO

DIPELUK-

Dalam foto yang diambil Februari tahun lalu, striker Atletico, Fernando Torres dipeluk seorang ofisial setelah mencetak gol ke-100 untuk Atletico saat melawan Eibar. Torres perpanjang kontrak untuk musim 2017/18 0707/B23


HALAMAN 24

BENTUK RASA SAYANG

AJAK KELUARGA KE STADION

DAVID Beckham, mantan gelandang Manchester United dan Real Madrid, menjawab kritik dari publik soal foto dia mencium bibir putrinya. Menurut Beckham, apa yang dia lakukan itu sekadar bentuk rasa sayang kepada anakanaknya. "Saya dikritik karena mencium bibir putri saya. Saya mencium bibir semua anak saya," ujar Beckham dalam wawancara lewat Facebook Live. Beckham mengatakan sekarang hanya Brooklyn, putra sulungnya, yang tidak diaa cium bibirnya. Menurut Beckham putra sulungnya itu sudah beranjak dewasa dan bakal janggal jika dia mencium bibirnya. "Saya memang sangat menyayangi gi anak-anak. Ini cara saya dan Victoria dibesarkan dan inilah kami dengan anakanak kami," kata Beckham. "Kami ingin menunjukkan kepada anak-anak kami a, rasa sayang dan kami melindungi mereka, memperhatikan, mendukung mereka, kami sangat menyayangi mereka," imbuh Beckham. (Tribunnews/deo)

ARSENAL bakal tampil berbahaya pada musim kompetisi 2017/18 karena sukses merekrut Alexandre Lacazette dari Olympique Lyon, Rabu (5/7) waktu setempat. Kehadiran Lacazette membuat lini depan The Gunners bakal setajam silet. Alexandre Lacazette telah membuktikan dirinya sebagai penyerang tajam dan berkualitas bersama Olympique Lyon. Musim lalu Lacazette mencetak 28 gol di Ligue 1. Sejak 2013, pemuda berusia 26 tahun itu mencetak 20 gol atau lebih pada setiap musim. Secara keseluruhan, Lacazette telah mencetak 129 gol untuk Lyon, meski nyaris 19 persen di antaranya tercipta lewat tendangan penalti. Pada musim lalu Lacazette mencetak 37 gol dan lima assist. Lacazette adalah pemain Lyon pertama yang mampu mencetak lebih dari 25 gol dalam satu musim sejak Andre Guy pada 1969. Alexandre Lacazette adalah penyerang paling efisien di lima liga top Eropa musim lalu. Tingkat efisiensi Lacazette dalam mengonversikan tendangan ke gawang menjadi gol mencapai 32,56 persen. Lacazette mengungguli penyerang-penyerang papan atas Eropa seperti Edinson Cavani, Luis Suarez, Harry Kane, Mauro Icardi, Pierre-Emerick Aubameyang, Radamel Falcao, dan Romelu Lukaku. "Pertama Anda membutuhkan pemain yang mengumpan secara baik karena hasilnya adalah peluang mencetak gol yang bagus. Setiap

S POINTF SFTNJ T C E U R [F U F O B M DI - BD B ST

SF H B O " Y BO E CVBU t "MF CVOH EFO M NFN B B L H B S C F C JUV LJO UBKBN BIVO U O O F S T N B JB S 1 QJRVF V t 0MZN SJLBO 5 I F ( B X B H CF BM Q FOH NFN t &L T JUV JOHJO TFNBL TJN B O Z P OO -Z L NQVB VOUV LFNB NVOHLJO BM O "STF

DAVID BECKHAM

TUDOR

SUATU peristiwa dalam kehidupan tidak akan terasa sempurna tanpaa kehadiran keluarga. Mungkin ini yang dirasakan oleh Fabio Coentrao. Saat meresmikan resmikan kepindahannya ke Sporting Lisbon, Coentrao turut mengajak keluarganya ganya ke Estadio Jose Avalade, markas Sporting Lisbon. "Sangat senang bisa mendapatkan kesempatan untuk bermain di klub hebat," tulis Coentrao di bawah foto dia dan keluarganya di tribun stadion. Fabio o Coentrao bergabung dengan Sporting Lisbon sebagai pemain pinjaman man semusim penuh. Sebelum membela Real Madrid, Coentrao memperkuat Benfica, fica, rival mpil tiga sekota Sporting Lisbon, sampai 2011. Musim lalu Coentrao hanya tampil kali di LaLiga. Sporting Lisbon terus merekrut pemain pada musim panas 2017. Skuat asuhan Jorge Jesus telah kedatangan Seydou Doumbia, Bruno Fernandes, Cristiano Piccini, dan Andre Pinto. (Tribunnews/deo)

kali menendang saya mencetak gol karena saya yakin saya bisa mencetak gol. Saya tidak menendang asal-asalan," ungkap Lacazette kepada Arsenal.com. "Saya selalu berusaha memilih pilihan terbaik, terlepas dari apakah itu untuk mengumpan atau menendang. Saya juga berusaha untuk tetap setenang mungkin. Itu semua diraih lewat latihan keras," imbuh Lacazette. Torehan gol Lacazette di Ligue 1 musim lalu empat gol lebih banyak dari torehan Alexis Sanchez, top scorer Arsenal musim lalu, di Premier League. Torehan Lacazette bahkan lebih dari dua kali lipat torehan gol Olivier Giroud, penyerang Arsenal asal Prancis. Theo Walcott mencetak 10 gol, Alex Iwobi tiga gol, Danny Welbeck dua gol, serta Lucas Perez hanya satu. Alexandre Lacazette mencetak 28 gol dari 30 penampilan, total 2.408 menit. Artinya, Lacazette rata-rata mencetak gol setiap 86 menit. Rasio gol per menit Lacazette jauh di atas Alexis Sanchez dan Olivier Giroud yang mencetak gol setiap 134 menit dan 100 menit. Ketajaman Lacazette tidak hanya terlihat dari rasio gol per menit. Jebolan akademi Olympique Lyon itu mampu mencetak 0,93 gol per laga. Sanchez 0,63 gol, Giroud 0,41 gol, sedangkan Walcott 0,36 gol. Presisi adalah kunci ketajaman Lacazette. Menurut catatan Opta, Lacazette mencetak gol dengan 33,3

persen dari usahanya. Bandingkan dengan penyerang-penyerang Arsenal lainnya. Sanchez 18,6 persen, Giroud 30,8 persen, sedangkan Alex Iwobi hanya 7,69 persen. Secara keseluruhan Lacazette melepaskan 84 tendangan dari 30 penampilan di Ligue 1. Sebanyak 47 tendangan di antaranya tepat sasaran. Sanchez membutuhkan 129 tendangan, hanya 49 tendangan yang tepat sasaran. Giroud masih lebih baik dari Sanchez, 20 dari 39 tendangannya akurat. Walcott melepas 29 tendangan tepat sasaran dari 62 tendangan, Iwobi 11 dari 39, Welbeck delapan dari 19, dan Perez empat dari sembilan tendangan. Lacazette adalah paket lengkap untuk Arsenal. Pemilik 11 caps bersama tim nasional Prancis itu juga piawai membuka kesempatan kepada rekan setim untuk mencetak gol. Meski musim lalu hanya menyumbangkan tiga assist di Ligue 1, Lacazette menciptakan 51 peluang untuk timnya. Bandingkan dengan Olivier Giroud (17), Theo Walcott (13), dan Danny Welbeck (lima). Hanya Alexis Sanchez yang masih lebih baik daripada Lacazette, 78 peluang dan 10 assist. "Saya ingin memberikan 100 persen di setiap pertandingan. Saya ingin menunjukkan saya layak mengenakan seragam ini. Saya ingin melakukan segala hal yang saya bisa untuk memastikan kami meraih banyak gelar," kata Lacazette. (Tribunnews/deo)

FABIO COENTRAO

GENTSIDE.COM

KATA MEREKA Mirip Ian Wright Dia lebih seperti Alexis Sanchez daripada Olivier Giroud, Ian Wright adalah perbandingan yang bagus. Dia memiliki mobilitas yang sangat tinggi, sangat lincah, bagus dalam ruangruang pendek, memiliki kemampuan bagus, dan dia mencetak banyak gol. Dia juga pekerja keras, pemain modern. Dia bisa menyerang, dia bisa bertahan secara cepat. Dia bakal cocok pada permainan mereka. Dia cocok dengan permainan umpan mereka, cara mereka membangun permainan. Dia sangat bagus di dekat kotak penalti. (Tribunnews/deo) GERARD HOULLIER, MANTAN PELATIH OLYMPIQUE LYON DAN LIVERPOOL

Pemain (Ă€VLHQ Kami sangat senang Alexandre bergabung dengan kami. Dia telah menunjukkan selama beberapa tahun mampu mencetak banyak gol dan dia penuntas serangan \DQJ VDQJDW HĂ€VLHQ 6HODLQ itu, dia memiliki kualitas teknik yang sangat menarik dan karakter kuat. Dia tambahan bagus untuk kami dan seseorang yang akan membantu kami bersaing di level atas musim ini. (Tribunnews/ deo) ARSENE WENGER, PELATIH ARSENAL

"34&/"- $0.

JUMAT, 7 JULI 2017

Super Ball


KORAN JUMAT

13 SYAWAL 1438 H / 7 JULI 2017 M

A

MADRASAH MEMPRIHATINKAN-

Bangunan Madrasah Ibtidaiyah Nurul Huda, Jalan Handil 2, Desa Sungai Pinang Baru, kecamatan Sungai Tabuk, Kabupaten Banjar, keadaannya sangat memprihatinkan, sehingga mengganggu aktifitas ajar mengajar para guru dan murid, Senin (27/2).

BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO

Khawatir Mematikan MD dan TK/TP Alquran RENCANA penerapan sekolah lima hari atau full day school (FDS) sebagaimana diatur Permendikbud Nomor 23 Tahun 2017, bahwa jam pembelajaran di sekolah selama delapan jam. Ini memunculkan pertentangan di lapangan, termasuk kekhawatiran akan bersinggungan dengan jam belajar di Madrasah Diniyah (MD) atau Taman Kanak-kanak/Taman Pendidikan (TK/TP) Alquran. Kepala Dinas Pendidikan dan Kabudayaan (Kadis Dikbud) Provinsi Kalimantan Selatan, HM Yusuf Effendi menjelaskan jika didalami Permendikbud tersebut tidak ada benturan dengan apa yang diresahkan selama ini akan menggeser keberadaan MD. Itu dimaksudkan, untuk penguatan karakter siswa atau pembelajaran keagamanan sekolah bisa bersinergi dengan MD dan TK/TP Alquran. “Sejatinya tidak. Dia bisa menimba ilmu agama berkoordinasi dengan MD atau TK/TP Alquran. Terkait nilai spiritual keagamanan, bisa bekerjasama dengan lembaga itu. Anak bisa disekolahkan usai reguler, kemudian anak bisa disekolahkan di TK/TP Alquran, namun

ISTIMEWA

HM YUSUF EFFENDI wajib gurunya mengawasi,” kata Yusuf Effendi. Menurut dia, selama delapan jam tidak harus di sekolah reguler itu. Peserta didik bisa diarahkan untuk ikut MD atau TK/TP Alquran. “Tidak harus delapan jam di reguler, karena ada tiga jam orientasinya adalah ekstrakurikuler keagamanan. Bisa juga, di sekolah reguler digelar kegiatan keagamaan,

karena bisa gurunya didatangkan dari luar untuk penguatan karakter itu. Jadi sebenarnya tidak ada pertentangan. Tinggal cara mengemas dan pengaturannya saja,” kata Yusuf Effendi. Disinggung kemungkinan benturan sekolah yang siang harinya dimanfaatkan sekolah reguler dan sorenya dimanfaatkan madrasah, itu sebaiknya dikoordinasikan dan diatur ulang jamnya agar tidak berbenturan. “Sepengetahuan kami, sekolah yang membuka kelas sore, lebih banyak yang ngajinya murid di sekitar lokasi itu saja,” katanya. Dalam faktanya, yang biasa ada kelas sore adalah madrasah ibtidaiyah atau di pondok pesantren. Namun sayang, Disdik provinsi tidak berhak mengatur, karena tingkatan sekolah dasar itu adalah kewenangan dinas pendidikan kabupaten/kota, karena Disdik Kalsel sementara masih menangani SMA dan SMK. “Di Kalsel ada 187 SMA dan 123 SMK, jika diterapkan full day masih belum ada masalah, dan masih oke untuk diterapkan. Namun perlu ditegas-

kan, tidak ada paksaan untuk diterapkan. Sebab dalam Permendikbud tersebut, yang belum Full Day School bisa menyesuaikan, tidak ada juga hukuman bila tidak melaksanakan, namun diimbau untuk pengembangan itu. Karena di Permendikbud bagi sekolah dan madrasah yang SDM-nya lengkap, diharuskan melaksanakan,” kata dia. Yusuf Effendi menjelaskan, sisi positifnya penerapan sekolah lima hari ini akan menambah pemantapan siswa dalam mendalami nilai keagamanaan dan pembelajaran yang ada di sekolah. “Saya yakin jika itu diterapkan akan lebih optimal dalam kaitan Program Pendidikan Karakter (PPK),” katanya. Diketahui, program lima hari di sekolah yang dicanangkan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Muhadjir Effendy, tetap akan lanjut dan terbarunya Kemendikbud masih memproses tahapan dan tengah menanti peraturan presiden (Perpres). Program lima hari kerja di sekolah ini, dilanjut karena tujuan utamanya untuk penguatan pendidikan karakter. (lis)

Penguatan Karakter MENTERI Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud), Muhadjir Effendy pada suatu kesempatan di Kalimantan Selatan menjelaskan, bahwa program penguatan karakter (PPK) merupakan poros utama perbaikan pendidikan nasional, yang berkaitan erat berbagai program prioritas pemerintah. Dikatakan, lima nilai utama karakter yang menjadi prioritas pada PPK, berkaitan erat dengan program prioritas Kemendikbud di bidang pendidikan dan kebudayaan. Lima nilai utama itu, adalah religius, nasionalis, mandiri, integritas dan gotong royong. Ketua Musyawarah Kerja Kepala Sekolah (MKKS) SMA, Tumiran menjelaskan penerapan pembeajaran sistem full day school di sekolah dipastikan tidak akan mengubah kurikulum dan menghapuskan mata pelajaran tertentu. Sebab, pada dasarnya sekolah di Kalsel untuk penerapan ini sudah sepakat. Bahkan sekolah swasta, sudah menerapkan.

“Ketika Mendikbud ke Banjarbaru, juga sudah diutarakan hal ini. Kami pada dasarnya tidak ada masalah. Intinya kami masih menungu petujuk dan pelaksanaan teknis terkait hal tersebut,” cerita Tumiran. Masih menurut dia, jika ada kemudian kabar akan dihapuskan satu pelajaran agama, tidak mungkin. Sebab, pelajaran itu sudah termasuk dalam silabus. “Persoalanya hanya mengeser jam. Kalau untuk menghapus, saya kira tidak, karena kurikulum tidak berubah,” kata dia. Justru di hari Jumat dan Sabtu itu dalam rangka penguatan karekter, nanti di sana akan ditambah materi tentang penguatan karakter. “Itu sudah dibiasakan. Misalkan di sekolah ada yang menerapkan Jumat Takwa, juga sudah ada yang mengundang ustadz. Dalam rangka inilah yang kemudian dianggap penguatan karekter,” kata dia. (lis)

INDEKS UTAMA (B) Sekolah Diminta Siapkan Kantin dan SDM RENCANA penerapan Full Day School (FDS) oleh pemerintah, menurut pandangan Prof HM Ma’ruf Abdullah, bukan mematikan madrasah diniyah (MD), malah akan menyuburkannya. (*)

ISTIMEWA

KHAZANAH (F) Menghafal Quran Meningkatkan Kecerdasan

MUSLIMAH STYLE (H) Palazzo Nyaman untuk Halalbihalal

DEWASA ini, rumah-rumah tahfiz semakin menjamur di Banjarmasin. Tentu sangat memudahkan para orangtua dalam mendidik anak-anaknya, agar tidak terlepas dari nilai-nilai Islam dan selalu berpedoman pada kitab suci Alquran. (*)

CELANA model longgar, tidak membentuk lekuk tubuh, cocok dikenakan muslimah berjilbab. Bisa dipakai untuk berbagai kesempatan, tinggal dipadu dengan atasan yang pas baik berupa hem, kaus atau blus. (*) ISTIMEWA

BANJARMASIN POST GROUP/YAYU FATHILAL


Utama

B

SENIN

13 FEBRUARI 2017

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

13 SYAWAL 1438 H 7 JULI 2017 M

Sekolah Diminta Siapkan Kantin dan SDM BENTURAN jam belajar di madrasah diniyah (MD) dan banyak yang kalah bersaing jika pemerintah menerapkan Full Day School (FDS), dihembuskan kasus di Pasuruan. Ketika program wajib ikut MD berdasarkan peraturan daerah, ternyata berdampak mematikan MD itu sendiri. Ini dibantah Wakil Ketua Pimpinan Wilayah (PW) Muhammadiyah Kalimantan Selatan, Prof HM Ma’ruf Abdullah, yang menyebutkan program FDS di sekolah akan mematikan madrasah diniyah. “Menurut pendapat saya, bukan mematikan, malah akan menyuburkan madrasah diniah. Karena kegiatan ektrakurikulernya bisa dikerjasamakan dengan kegiatan diniyah. Dan itu sudah digodok oleh Mendiknas dan Kemenag, panduannya sudah digodok. Orang sementara ini belum banyak yang mempelajari, sehingga lebih dulu takut,” katanya. Dia menyebutkan, program sekolah lima hari ini sangat bagus. Hanya orang banyak dibayangi oleh ketidaktahuan, dan terlalu apriori. Terbarunya, penerapan FDS itu kini tinggal menunggu turunnya peraturan presiden agara payung hukumnya lebih kuat. “Dan sekolah yang merasa belum siap maka dibolehkan tidak wajib mengikuti, silakan melengkapi dulu, baru jika sudah siap maka itu akan ikut menerapkan. Jadi, yang siap dulu,” kata dia. Sekolah di bawah organisasi Muhammadiyah, dikatakan Maruf Abdullah, sudah siap hal tersebut. Jangan apriori begitu. Kan bisa dikerjasamakan pelajaran agamanya, yang terdekat SD nya bisa bergabung dengan di-

niyah. Ini sama sekali tidak ada mengecilkan diniah. Malah nantinya akan lebih menyuburkan diniyah yang ada, ujarnya. “Kalau di Muhammadiyah sendiri, wacana sekolah lima hari itu sudah lama, terutama di Jawa. Itu sudah biasa melaksanakan. Di atas pukul 14.00 wita baru pulang. Istilahnya Ismuba, yakni keislaman dan bahasa Arab dan juga ada namanya Islamic Intergral School. Jadi sekolahnya terintergrasi dengan pendidikan agama,” urai Ma’ruf Abdullah. Manurut dia, yang menolak program itu karena faktor apriori saja dan belum memahami betul soal rencana pelaksanaan ini. “Padahal dua kementerian (Kemendikbud dan Kemenag, Red) ini sudah mengatur, tidak akan ada benturan dan tidak juga dipaksakan, diminta sekolah menunggu sampai siap. Termasuk kalau ruang kelas yang punya pondok pesantren dan kurang, juga tidak disarankan jika itu diwajibkan. Kalau belum memenuhi prasarananya tidak diwajibkan, kalau ngajinya di surau maka itu bisa diintergrasikan dengan yang terdekat dengan diniyahnya,” kata dia. Karena ini baru, imbuhnya, anak di kalangan diniyah masih sedikit ketakutan. Namun, lambat laun akan menyadari sisi positifnya. “Yang jadi persoalan, mungkin semisal kantin di sekolah. Karena kemungkinan besar setelah penerapan full day school tersebut, mengarahkan siswa untuk makan di kantin. Nah sejenis kantin itu bisa disiapkan sekolah masing masing. Kalau masih belum mampu, ya jangan dipaksakan,” kata dia.

Dari kegiatan FDS ini, juga tentu akan menambah biaya operasional, semisal listrik, PDAM dan SDM guru. “Biaya operasional tetu juga harus dipertimbangkan, termasuk kegiatan SDM guru-guru. Karena tidak dipaksakan sebelum siap,” kata dia. Disebutkan dia, sisi positinya jelas banyak, yakni penggunaan waktu kepada anak lebih terarah, anak tidak akan lagi dibebani PR. Ketika Sabtu Ahad akan penuh dengan keluarga. Dan karekter anak akan lebih terbentuk. “Ini penyelenggaraan sekolah, meniru yang terbaik di dunia yakni sekolah di Finlandia. Kurikulumnya tidak bergantiganti seperti di Indonesia, dan akan berkumpul ketika Sabtu Minggu dengan keluarga,” katanya. Harapanya, penerapan ini bisa membangun manusia yang berkarakter, guru-guru dan SDM pun harus siap. “Yang jelas hemat saya, tidak akan ada yang dirugikan karena sudah dibicarakan dengan dua kementerian terkait. Karena pemerintah tidak ingin ada yang dirugikan,” kata Ma’ruf Abdullah. (lis)

MA’RUF ABDULLAH ISTIMEWA

Menyesuaikan Jam Belajar Sore gram ini, karena W A C A N A pasti pemerinFull Day Sctah dalam hal hool (FDS) ini kementerian ini, sempat pendidikan dan mengagetkan kebudayaan, suustadz-ustaddah memikirkan zah di bawah baik dan buruk binaan Badan program terseKomunikasi but,” kata HerPemuda Remansyah. maja Masjid Menurtut dia, Indonesia terkait anak(BKPRMI), anak (santri) TK/ yang mereka TP Alquran BKsaban sore ISTIMEWA PRMI yang saat mengajar di ini belajar baca Taman KaHERMANSYAH tulis Alquran nak-kanak dan Taman Pendidikan (TK/ sore hari, mulai pukul 14.00 TP) Alquran serta Ta’limul sampai 17.00 tentu akan disesuaikan jam belajarnya, Quran lil Aulad (TQA). “Awalnya mereka resah atau akan kami full dalam juga, tapi terus kami sampai- program Magrib Mengaji setekan bahwa pemerintah pasti lah Salat Magrib. Pihaknya juga akan melatidak akan merugikan akibat dari kebijakan ini,” kata Ke- kukan pendekatan dan kotua Umum BKPRMI Kalsel, H munikasikan kepada Diknas Hermansyah kepada Serambi setempat, pelajaran baca tulis Alquran menjadi program UmmaH. Karena kebijakan ini, dia wajib pelajaran sore hari bagi harus ekstra menjelaskan, murid yang beragama Islam. karena di Banjarmasin saja “Diharapkan program ini bisa ada 250 unit TK/TP Alquran. menjadi sinergi yang lebih kuat “Kalau memang akhirnya untuk wujudkan Kalsel yang FDS diberlakukan, kami se- relegius, termasuk pemberdaluruh jajaran BKPRMI Kalsel yaan para guru-guru TK/TP Altentu saja mendukung pro- quran,” urai dia. (lis)

Komunikasi ke Disdik dan Tunggu Instruksi MENYIKAPI pengelolaan dan pembinaan madrasah diniyah (MD), agar tidak kalah bersaing atau bekerjasama dengan sekolah yang ada, Kementerian Agama (Kemenag) Kalimantan Selatan memang akan mengkomunikasikan dengan Disdik sebelum penerapan Full Day School (FDS) diberlakukan di Kalsel. “Memang terkait FDS, kami di Kemenag Kalsel masih belum turun aturan petunjuk teknisnya. Namun, tetap akan komunikasi dengan Dinas Pendidikan, agar tidak berbeturan dan tidak akan menghilangkan mata pelajaran yang sudah ada di diniyah. Bagaimana baiknya ini akan dikomunikasikan lebih lanjut,” kata Pjs Kabid Pendidikan Agama dan Keagamaan Islam (PAKIS) Kemenag Kalsel, Hj Halimatus Sa’diyah. Disebutkan, selam ini pembelajaran sekolah Arab --kata orang kampung di Kalsel menyebut– programnya tidak dihapus juga tidak akan membebani sekolah diniyah yang ada. Jadi, bisa dikombinasikan dan tidak akan berbenturan apa yang diajarkan di diniyah selama ini. Dia minta madrasah diniyah (MD), agar tidak resah lebih dulu. Sebab masih dikomunikasikan di tingkat atas, agar bisa berjalan beriringan program tersebut de-

ISTIMEWA

HALIMAH SA’DIYAH ngan FDS yang digaungkan oleh Mendikbud, Muhadjir Effendy. “Memang saya memahami, MD syok dengar ini. Tetapi dicarikan solusinya, bahkan sudah ada yang di pesantren itu malah lebih 24 jam. Karena itu lebih baiknya disinergikan, karena ini juga berkaitan guru keagamanan dan jam pengajaran,” kata Halimatus Sa’diah. Sementara Kabid Madrasah Kemenag Kalsel, Fajriannor Subhi menambahkan bahwa penerapan full day school untuk diniyah masih menunggu keputusan pusat. Sementara perkembangan yang ada, masih dicarikan solusi.

FAJRIAN NOOR Fajri mengutip, bahwa madrasah tidak mungkin menerapkan aturan lima hari sekolah (LHS) pada tahun ajaran 2017/2018 sebagaimana diatur Permendikbud 23 Tahun 2017 tentang Hari Sekolah. Pasalnya, enam hari sekolah saja, durasi pembelajaran di Madrasah Tsanawiyah (MTs) dan Madrasah Aliyah (MA) sudah sampai pukul 15.00 WIB hingga 16.00 WIB. “Iya, sempat diberitakan dari Dirjen Pendidikan Islam, Kamaruddin Amin bahwa madrasah tidak mungkin menerapkan aturan lima hari sekolah.

“Kalau dibuat lima hari, bisa pulang pukul 18.00 WIB. Itu kan tidak mungkin. Masa sekolah dari pukul 07.00 sampai 18.00,” urai dia menirukan kutipan Dirjen Pendidikan Islam. Dari itu, madrasah memiliki tambahan 10 jam pelajaran agama di setiap minggunya. Hal ini yang membedakan madrasah dengan sekolah yang jam pelajaran agamanya hanya 2 – 3 jam saja per pekan. Karena sekolah hanya 2 – 3 jam seminggu belajar agama, idealnya siswa sekolah belajar agama di madrasah diniyah. Sebab, kalau hanya belajar agama 2 – 3 jam, pemahaman agamannya sangat minim. “Jadi, idealnya memang ke diniyah. Karena itu banyak Pemerintah Daerah yang membuat Perda, mewajibkan siswa sekolah ke diniyah. Karena sekolah tidak cukup pelajaran agamanya, itu sudah diketahui umum,” katanya. Dirjen Pendidikan Islam Pusat, Kamaruddin sudah menyampaikan dalam kesempatan berdiskusi dengan tim Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud). Soal rencana penyusunan Peraturan Presiden yang akan menggantikan Permendikbud No 23 tahun 2017 tentang Hari Sekolah, Dirjen Pendidikan Islam mengaku masih menunggu draft yang sedang disiapkan Kemendikbud. (lis)

Komentar SAYA sih tidak setuju kalau full day school (FDS). Mungkin jam belajarnya kurang efektif, karena waktu yang bisa dibilang menguras otak murid, guru pun juga. Selain itu, kurang mempunyai jam istirahat. Biar pun ada hari libur dua hari. Terus nyaman atau tidaknya, kurang nyaman mungkin. Terlalu menguras tenaga ya kan, sekolah pun mempunyai ekskul, jadi di hari libur pun dipergunakan jadwal ekskul. Aku ngebayangin kalau ISTIMEWA FDS nanti, banyak siswa yang mengeluh dan orangtua VICKY NABILA SARI tidak mau anaknya tidak ada Siswa SMK 2 Banjarmasin waktu istirahat di rumah. Selain itu, pasti sangat menganggu aktivitas sekolah sore. Terus sekolah sore, seperti mengaji atau pesantren, itu kan tentang agama, jadi orangtua bakalan ngak setuju kalo tentang itu juga ngak dijalankan. (lis)

ISTIMEWA

FITRIA AZIZA Mahasiswi Universitas Lambung Mangkurat

KALAU saya sih setuju saja adanya full day school (FDS). Tinggal gimana sekolahnya aja lagi menerapkan sistem itu. Adanya FDS ini kan, para siswa jadi lebih banyak menghabiskan waktu di rumah daripada di sekolah. Itu kan membuat siswa menggunakan waktunya untuk sesuatu yang bermanfaat daripada dia habis pulang sekolah ke warnet atau main game online seharian, terus kalau bisa selama di sekolah, divariasi cara belajarnya, jangan cuma di kelas. Misalnya FDS diterapkan, kalau bisa siswa ngak usah diberikan PR lagi. Jadi belajarnya ya cukup di sekolah, di rumah waktunya istirahat. Kalau udah FDS, tapi PR tetap menumpuk, itu mah namanya malah memberatkan siswa. (lis)

ISTIMEWA

RISQA SEDAR Mahasiswi FISIP ULM

MENURUT saya, wacana full day school (FDS) belum mampu diterapkan pada sistem pendidikan di Indonesia. Pernah saya baca pada media online, juga mengatakan hal demikian, karena penerapan wacana FDS bergantung pada kesiapan sekolah dan sarana prasarana yang ada di sekolah. Dengan demikian, wacana FDS tidak dapat diterapkan di semua sekolah yang ada di Indonesia. Lagi pula, jelas jika FDS diterapkan akan berpengaruh kepada kondisi siswa. Soalnya kan kalau sudah seharian di sekolah, pasti kebanyakan orang males ngaji sore. Kalau gitu sih mungkin bisa kerja sama aja dengan sekolahnya, pas waktu sore ada kegiatan agama untuk para siswa , jadi ngajinya jalan, sekolah juga jalan. (lis)


Jazirah

C

KAMIS

2 JUNI 2016

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

13 SYAWAL 1438 H 7 JULI 2017 M

DI FILIPINA - Prof H Wahyu bersama rombongan dari Universitas Lambung Mangkurat (ULM) mengikuti training Administrasi dan Kepemimpinan di Filipina (atas dan kanan).

Salat Jumat Terpaksa di Mal Profesor ULM Kunjungi Singapura dan Filipina

DARI PROF H WAHYU UNTUK BPOST

STUDI BANDING - Prof H Wahyu bersama istri, Nenden Dewi S saat studi banding di Malaysia.

Berangkatkan Mahasiswa ke Malaysia KUNJUNGAN Prof H Wahyu ke Negeri Jiran, Malaysia, tidak sekadar untuk jalanjalan. Pada tahun 2015, dia melakukan studi banding mewakili ULM dalam rangka pengembangan kualitas mengajar para mahasiswa FKIP Universitas Lambung Mangkurat (ULM). “Sejak 2017 ini, rencananya akan diprogramkan studi banding dan seminar ke Malaysia setiap tahun,” kata Wahyu. Dia tidak sendiri, studi banding maupun seminar tersebut dilaksanakan bersama rombongan dari ULM. Ada beberapa dosen

maupun mahasiswa yang juga ikut. Selain studi banding, pihaknya juga akan menggelar Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Malaysia.”Insya Allah rencananya dalam 2017 ini, mahasiswa akan diberangkatkan,” ujarnya. Hal itu didasari atas kesepakatan Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA). Dengan adanya MEA, setiap negara di Asia Tenggara terbuka untuk bekerja dan berkunjung. “Insya Allah program akan dikembangkan ke negara ASEAN lain, seperti Kamboja, Brunei, dan lainnya,” katanya. (naa)

BEBERAPA negara di Asia Tenggara telah dikunjungi Prof H Wahyu, tidak terkecuali negara yang penduduknya mayoritas nonmuslim. Saat berada di sana pula, guru besar sosiologi Universitas Lambung Mangkurat (ULM) ini terpaksa merasakan Salat Jumat di mal. Berkunjung ke negeri orang memang menjadi kesempatan yang berharga, selain menunaikan tugas kerja juga menambah wawasan mengenai kehidupan sosial budaya penduduk setempat. Jika ketika berkunjung berberapa kali ke Negeri Jiran, Malaysia, dekan FKIP ULM Banjarmasin ini terpesona dengan kemegahan majisd-masjid di sana dan tak kesulitan mendapatkan makanan halal, situasinya berbeda kala dia berada di Singapura, Filipina maupun Thailand. Terakhir dia ke Malaysia pada 2015. Selain ke Malaysia, Wahyu juga menyempatkan singgah ke Singapura. Di negara yang mendapat julukan The Lion City ini tempat ibadah untuk muslim sangat terbatas. “Kalau mau salat kita diarahkan tour guide ke tempat ibadah, karena jika tidak diberitahu, akan cukup sulit menemukan tempat ibadah,” ujar Prof H Wahyu. Uniknya meski memiliki tempat ibadah yang terba-

tas, di Singapura sangat mudah menemukan rumah makan yang menyediakan masakan halal. “Banyak ditemukan rumah makan Masakan Padang, jadi jika lapar bisa langsung mendatangi rumah makan tersebut, juga tidak jauh dari penginapan,” kata suami dari Nenden Dewi S ini. Lain lagi ketika di Filipina. Awal 2017, Wahyu mengikuti training Administrasi dan Kepemimpinan di negara dipimpin Presiden Rodrigo Duterte. Bertandang ke negara yang penduduknya minoritas muslim, menjadi semacam tantangan bagi Wahyu dalam beribadah salat. Kala itu, dia bersama rombongan akan melaksanakan Salat Jumat. Namun,

pemandu wisata dari Filipina malah mengajak ke pusat perbelanjaan. Ternyata di mal tersebut, terdapat sejenis tempat yang dapat digunakan untuk salat. “Di lantai tiga atau empat, disitu kami melaksanakan Salat Jumat,” kenangnya. Wahyu menuturkan, ketika itu dia baru kali pertama salat di pusat perbelanjaan. Namun diakuinya, tempat yang digunakan cukup bagus dan layak untuk ibadah. Terdapat banyak orang muslim dari berbagai negara juga melaksanakan Salat Jumat di tempat itu. Selama di penginapan, tidak ditemukan tanda atau arah yang menunjukkan arah kiblat bagi yang ingin

salat. “Jadi kita pakai kompas dan penunjuk dari gawai. Untuk menentukan arah kiblat kita diskusikan bersama rekan-rekan yang lain,” ujarnya. Kendati demikian, Wahyu cukup memaklumi hal tersebut terjadi di Filipina. Orang Filipina sangat menghargai dan bertoleransi bagi umat Islam yang berkunjung ke negaranya. Urusan makan pun, orang Filipina memahami jika muslim wajib makan makanan halal. “Kita diarahkan ke rumah-rumah makan yang halal, meski terbatas tapi pelayanan yang ramah membuat kita tidak sulit mencari makan, bahkan sangat terbantu,” katanya. (naa)

Seluruh Pelayannya Berkerudung SAAT mengunjungi Thailand, pemandangan menarik tersaji saat Prof H Wahyu bertandang sekitar enam bulan lalu. Meski tempat ibadah untuk muslim dan rumah makan dapat dikatakan terbatas, karena penduduk setempat mayoritas beragama Budha, tapi pemandu wisata melayani dengan sangat baik. Di Negeri Gajah Putih itu, dekan FKIP ULM Banjarmasin ini dan rombongan disediakan fasilitas yang cukup baik. “Kami disediakan penginapan muslim, dan rumah makan muslim. Di rumah makan itu kami makan cukup lahap, uniknya pelayannya semua berkerudung,” katanya. Kunjungan ke Thailand, diakui Wahyu dalam rangka menjalankan program Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) untuk mahasiswa FKIP ULM. Program PPL mahasiswa tersebut sudah

berjalan satu tahun. Sebagian mahasiswa diterangkannya diarahkan mengajar di Thailand. “Hal itu bertujuan untuk membuka wawasan mahasiswa dan berbagi pengalaman di negeri orang,” ujarnya. Selain itu, hal tersebut merupakan aplikasi dari Southeast Asia Ministers of Education Organization (SEAMEO) atau perjanjian antar menteri-menteri pendidikan se-Asia Tenggara. “Dengan adanya kunjungan ke negara lain, kita dapat mengetahui dan menikmati fasilitas kepunyaan orang lain. Juga, itu sebagai tolak ukur kemampuan dan kemajuan kita,” katanya. Demi berjalannya program tersebut, pada Oktober 2017 mendatang, para mahasiswa yang mengikuti PPL akan diberangkatkan kembali ke Thailand. (naa)

MOZAIK

Parc Safari Izinkan Wisatawan Salat z Dukung Asosiasi Muslim Kanada Lewat Pernyataan Resmi PARC Safari di Hemmingford, Kanada menegaskan kalau taman mereka terbuka bagi siapa saja. Artinya, tidak ada diskriminasi berdasarkan agama, budaya atau bahasa apapun. Penegasan itu dikeluarkan usai halaman Facebook mereka dipenuhi komentar antimuslim. Hal itu dipicu video yang diposting ke YouTube tentang pengunjung muslim yang dibolehkan

salat. Video itu menunjukkan belasan orang di salah satu bagian yang ada di taman, yang tengah menghadiri sebuah kegiatan yang diselenggarakan Asosiasi Muslim Kanada. Kegiatan itu dihelat pada 2 Juli lalu. Ternyata, postingan itu mendorong reaksi negatif dari cukup banyak pengguna media sosial, yang meminta ta-

man harus jadi ruang sekuler. Tapi, lewat pernyataan resminya Parc Safari menegaskan siapa saja dapat memesan tempat piknik di taman. Parc Safari turut menegaskan, Asosiasi Muslim Kanada tidak melanggar satu pun peraturan yang ada di taman. Bahkan, sistem pengeras suara yang dibawa komunitas muslim itu tidak melebihi volume yang diizinkan. (rol)

ONISLAM

BERSIHKAN LINGKUNGAN - Muslim Kanada bersihkan lingkungan.

0707/SC


Tribun Shopping

Hikmah

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

KAMIS

2 JUNI 2016

likes: BPost Online

13 SYAWAL 1438 H 7 JULI 2017 M

Tafakur Sebelum Kerja

Keutamaan Beramal Tanpa Diketahui Orang MUBALIG di Banjarmasin, H Mushaffa Zakir mengatakan, banyak amalan yang bisa dilakukan dalam hidup ini. Amalan itu ada yang secara lisan, dalam hati dan ada pula secara perbuatan. Banyak contoh amalan yang dilakukan orang terdahulu. Jika diikuti, maka insya Allah membawa kebaikan bagi diri kita. Dan itu semua, bergantung dari niat. Untuk mengetahui seperti apa amalan itu dan bagaimana membenahi niat dalam beramal, berikut petikan wawancara dengan mubalig H Mushaffa Zakir:

D5

MELAKONI pekerjaan apa pun, baik politikus, pebisnis, pekerja kantoran, mubalig H Mushaffa Zakir menilai semua adalah ujian dari Allah. Karenanya, sebagaimana Khalifah Umar Abdul Azis, dia selalu bertafakur (merenung atau memikirkan) sebelum memasuki istana kekhalifahan. “Duduk sejenak, tafakur untuk menata hati sembari berdoa agar pekerjaan hari ini selalu di jalan Allah dan diridai-Nya. Baru kemudian Umar Abdul Azis masuk istana kekhalifahan dan memulai aktivitasnya. Sebuah contoh yang patut ditiru bagi kita,” kata H Mushaffa Zakir yang juga wakil rakyat di DPRD Kota Banjarmasin ini. Menurutnya, jika sebelum bekerja diawali tafakur maka akan terasa beda suasana kerja hari itu. Tenang, aman, nyaman. “Karena kita awali dengan tuma’ninah, bismillah dan tawakaltu alallah,” ujar mubalig yang aktif di Ikatan Dai Indonesia. Sebagai politikus, alumnus Universitas Al Azhar, Kairo ini ingin memberikan kontribusi terbaik bagi masyarakat Banjarmasin yang diwakilinya. “Menurut para ulama, siyasah (politik) dalam kaidah Islam adalah aktivitas kita untuk memikirkan masyarakat lebih dekat pada maslahat dan jauh dari mudharat. Mohon doanya agar kami bisa istikamah,” katanya. (dea)

kin terkejut jika membuka pintu rumah di pagi hari. Karena apa? Mereka mendapati ada makanan di depan rumah masing-masing. Begitu terus setiap pagi. Namun tidak ada yang tahu siapa yang menyumbangkan makanan tersebut ke rumah-rumah fakir miskin. Hingga akhirnya suatu hari tidak ada lagi makanan tersebut. Orang-orang baru menyadarinya seiring meninggalnya Al Imam Zainul Abidin. Tatkala jenazah dimandikan, terlihat bahunya menghitam yang menandakan kerap memikul beban bawaan. Akhirnya barulah orang tahu siapa pemberi makanan ke rumah fakir miskin. Subhanallah, sebuah amalan yang tidak diketahui manusia dan hanya mengharap rida ilahi.

Banyak orang saleh yang tahajudnya tidak diketahui istri. Ini demi menjaga keikhlasan, hubungan baik dengan Allah.

Bagaimana agar kita bisa beramal saleh yang baik, sehingga memberi manfaat bagi diri sendiri maupun orang lain? Seorang ulama, Imam MUSHAFFA ZAKIR Al Junaid mengatakan, Jadi, apa inti dari hal paling susah kuatberamal itu? Harus ikhlas kah? asi dalam diriku adalah masalah niat. Ya, ikhlaskan karena Allah. Tidak Jadi, dalam beramal itu yang pertama kita ada orang yang tahu kecuali Allah. benahi adalah niat. Ikhlas beramal kareBahkan banyak orang saleh yang na Allah dan itu bukan hal gampang. tahajudnya tidak diketahui istri. Ini demi menjaga keikhlasan, Contohnya? hubungan baik dengan Allah. Sebagai contoh, seorang hafiz Quran yang memiliki suara bagus, kemudian dia diminta Adakah tips agar konmenjadi muazin atau imam salat rutin, tentu sisten dalam melakudia dalam melakukan amanah itu perlu dilankan amalan harian? dasi keikhlasan. Bukan karena ingin menunLakukan amalan yang jukkan suaranya atau banyaknya hafalan, semampunya saja. Amalan tapi semata karena ibadah kepada Allah. sederhana tapi rutin. Misal sering istigfar, Lalu, seperti apa pula amalan ulama sedekah, tafakur, zaman dulu yang bisa kita contoh? menghafal surah, baca Para ulama beramal karena Allah. Banyak Alquran dan sebagaiamalan yang bisa kita jadikan contoh. Seperti nya. Terpenting adalah halnya di zaman keturunan nabi, Al Imam Zaiikhlas dilakukan. (dea) nul Abidin. Saat itu setiap hari para fakir mis-

PROFIL z z z z z

Nama : H Mushaffa Zakir TTL : Banjarmasin, 1982 bertepatan 2 Muharam 1403 Hijriah Istri : Faizatul Mutmainah Anak : Hafshah, Husaibah Pendidikan : Z MDIM Sei Kindaung Banjarmasin. Z Pondok Modern Darussalam, Gontor, Ponorogo, Jatim Z Universitas Al-Azhar, Kairo, Mesir z Aktivitas : Z Anggota DPRD Kota Banjarmasin, Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Z Mubalig

H MUSHAFFA ZAKIR BANJARMASIN POST GROUP/SALMAH

Paman Birin Bangga Lulusan PT Swasta z Gubernur Kalsel Hadiri Halalbihalal KB Kopertis Wilayah XI

ISTIMEWA

MANASIK HAJI - Pembukaan Bimbingan Manasik Haji Massal Kabupaten Batola, Rabu (5/7) di Kompleks Kubah Datu Abdussamad, Marabahan.

223 Calhaj Batola Ikuti Bimbingan Manasik JEMAAH calon haji (JCH) asal Kabupaten Baritokuala dijadwalkan berangkat ke Makkah pada 24 Agustus 2017. Untuk persiapan dan bekal ke Tanah Suci, dilaksanakan Bimbingan Manasik Haji Massal, Rabu (5/7) di Kompleks Kubah Datu Abdussamad Marabahan, Batola. Manasik haji diikuti oleh 223 orang calhaj terdiri atas

221 calhaj reguler dan dua petugas TPHD (Tim Pemandu Haji Daerah). Kepala Kantor Kementeriaan Agama (Kemenag) Batola, H Rusmadi mengatakan, tahun 2017 ini JCH Batola bertambah 20 orang dibanding 2016 yang hanya berjumlah 201 orang. Berdasarkan jadwal, JCH Batola akan memasuki asrama haji di Landasanulin,

Banjarbaru pada 23 Agustus 2017 dan berangkat menuju Jeddah dari embarkasi Syamsuddin Noor tanggal 24 Agustus 2017. “JCH Batola tergabung dengan keloter 16, berangkat bersama rombongan haji dari Tabalong, Tala, HSU, dan Balangan,” kata H Rusmadi sembari menyebutkan pulang diperkirakan 4 Oktober 2017. (don)

HALALBIHALAL Keluarga Besar Kopertis Wilayah XI Kalimantan, Kamis (6/7) di Aula Kopertis Wilayah XI di Jalan Adhyaksa, Banjarmasin dihadiri Gubernur Kalsel H Sahbirin Noor. Orang nomor satu di Kalsel yang biasa dipanggil Paman Birin, mengaku bangga meraih gelar sarjana dari perguruan tinggi swasta, Universitas Islam Kalimantan (Uniska) Syekh Muhammad Arsyad Albanjary Banjarmasin. “Saya tidak kecewa hanya lulusan swasta dan malah bangga, karena banyak sarjana lulusan lain (negeri) tidak beruntung,” kata Paman Birin di acara yang juga dihadiri Ketua STIE Indonesia Banjarmasin, Ketua STIA Banua, Ketua STIMI, Ketua Stikes Muhammadiyah Banjarmasin, Ketua STKIP Banjarmasin, dosen dan undangan lainnya. Dikatakannya, tidak semua perguruan tinggi negeri bisa menampung lulusan SMA sederajat. Menjadi alternatifnya, mereka melanjutkan kuliah ke perguruan

BANJARMASIN POST GROUP/SYAIFUL ANWAR

HALALBIHALAL

- Acara halalbihalal Kopertis Wilayah XI yang dihadiri Gubernur Kalsel, H Sahbirin Noor, Kamis (6/7).

tinggi swasta di Kalsel. “Jadi, ini tantangan perguruan tinggi swasta mencetak mahasiswa berkualitas dan pasti akan muncul ke permukaan,” katanya. Koordinator Kopertis Wilayah XI, Prof H Idiannor

Mahyuddin mengatakan sangat bangga atas kehadiran Gubernur Kalsel di acara halalbihalal. Dijelaskan Idiannor, di Kalsel ada 46 perguruan tinggi swasta (PTS) tersebar dari Kotabaru sampai Tabalong.

Dia berjanji akan lebih meningkatkan mutu PTS. “Peningkatan mutu itu bisa dilihat akreditas, mutu dosen. Dulu akreditas PTS di Kalsel kebanyakan akreditas C. Sekarang akreditas B sudah bertebaran,” katanya. (ful)


Keluarga Tribun Shopping banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

KAMIS

2 JUNI 2016

likes: BPost Online

13 SYAWAL 1438 H 7 JULI 2017 M

5 E

BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO

Usai Makan Malam Lebih Tepat Komunikasi Anggota Keluarga MENDIDIK anak kewajiban orangtua. Berkomunikasi satu sama lain sesama anggota keluarga, multak dilakukan. Satu cara berkomunikasi dan menyampaikan pesan-pesan moral kepada anak itu, saat makan bersama dan usai salat berjemaah. Hj Noorsehat SSos MAP, ustadzah yang tinggal Kelayan B Gang Baja Banjarmasin, menyatakan untuk berkomunikasi dengan anak-anak terutama yang menginjak usia dewasa, bisa dilakukan kapan dan dimana saja. “Seperti saat makan malam bersama dan usai salat berjemaah. Pada waktu-waktu itu biasanya anggota keluarga berkumpul,” kata Noorsehat.

Ditambahkan, orangtua bisa menunjukkan perhatian ke anak dengan menanyakan hal–hal berkaitan kegiatan anak, seperti hari kuliah apa, pak apa hari ini, hari ini ada jadwal kemana. “Siang hari biasaya anggota keluarga jarang bertemu. Nah, komunikasi bisa dilakukan pada saat makam malam bersama atau usai salat berjemaaah,” tegasnya. Dijelaskan, saat berkomunikasi ke anak pun orangtua perlu melihat situasi anak. Jangan sampai orangtua menanyakan hal-hal tidak tepat ditanyakan saat anggota keluarga berkumpul. Komunikasi antara anak dan orangtua, sambungnya, diharapkan jika ada kendala atau masalah yang dihadapi anak itu

maka cepat terdeteksi dan cepat diselesaikan, sehingga tidak berlarut-larut. “Anak-anak usia remaja dan anak yang memasuki jenjeng perguruan tinggi perlu perhatian, dukungan dan soal cita-cita atau keinginannya,” kata Noorsehat. Anak yang sering tidak mendapatkan dukungan dari orangtua soal kegiatan di sekolah atau di kampus, sambungnya, akan berakibat anak akan uring-uringan. Selain itu, anak pun akan mencari perhatian di luar dan temantemannya. Wujud perhatian ke anak, sambungnuya, tak harus berupa materi. Namun, bisa berupa limpahan kasih sayang, berbicara ke anak dengan gaya bicara yang le-

Teladan Kepada Anak SAAT makan pagi, Ali Alhamidi nak. Hati-hati memilih sahabat ya mengusahakan selalu bersama senak. Jangan lupa salat tepat wakhingga bisa saling berkomunikasi tu ya nak. Di rumah pun alhamdulsatu sama lain. Dalam makan pagi illah, jarang anggota keluarga itu itu, bisa membuka dialog untuk berantem untuk hal yang sepele, memberi perhatian kepada anakseperti masalah nonton program anak. televisi. Ali ingin kelak anak-anak jika su“Sejak dini, anak-anak kami tadah berkeluarga dan punya anak, namkan solidaritas satu sama lainmereka bisa melakukan hal serunya, saling membantu menyiapkan pa. Salat berjemaah, membaca makanan, menyukuri yang ada,” kabareng Quran dengan anak-anak tanya. kelak dan bisa berkomunikasi menDirinya beserta istri, sejak awal dalam satu sama lain. Bagaimana mencontohkan hal-hal positif ke BPOST GROUP/EDY NUGROHO pun juga apa yang dilakukan anak anak, seperti adanya buku-buku itu akan meneruskan apa yang dilaagama dan majalah religi di meja. ALI ALHAMIDI kukan orangtua sebelumnya. Meski mereka belum mencerna, “Kami tak bosan-bosan mengingatnamun anak-anak akan terbiasa dekan agar anak salat tepat waktu dan salat berjemangan bacaan-bacaan agama. ah. Persoalan, anak-anak itu belum mau mengerjakan Anak tertuanya menyatakan, bekomunikasi deitu urusan belakangan. Terpenting, menasihati anak ngan saudara itu lebih asyik saat makan bersanitu jangan sampai bosan,” katanya. ma. Kalau belum selesai pagi hari, tema masalah Lebih lanjut, membangun komunikasi dengan akan dilanjutkan pada sore hari. anak-anak tak harus selalu formal. Setiap ada keSesibuk apa pun, sempatkan berkomunikasi desempatan bisa dimanfaatkan, baik saat duduk san- ngan adik-adik. Pada akhir pekan, biasanya makan di tai, saat makan bersama atau saat sama-sama luar untuk mencari variasi rasa. Berkomunikasi tak membersihkan rumah. harus saat makan bareng, sambil merawat tanaman Ali selalu selalu menanyakan, hari ini kemana pun bisa, sehingga komunikasi itu fleksibel. (ogi)

mah lembut. Dan yang terpenting, orangtua bisa dan mau mendengarkan keluh kesah anak. “Dalam Islam anak wajib mendengarkan kata orangtua, karena itu wujud bakti anak ke orangtua. Tapi orangtua juga juga perlu mendengarkan apa yang disampaikan anak.” ujar Noorsehat. Lebih lanjut ia menyatakan, orangtua pun sebaiknya bijaksana kepada anak saat memberikan solusi atau tanggapan magg salah anak. “Intinya komunikasi kasi ke anak itu tak harus formal. mal. Jika tak sempat pada saat makam malam atau usai salatt berjemaah, h, maka bisa via telp, bbm p, wa, bb bm atau pun sms.” ujarr Noorsehat. Noorseha hat. Ditambahkan, jangan sampai ngan sam mpai orangtua memarahii anak karekarena anak datang terlambat rlambat atau bilang ke anak “Kenapa napa hanyar ha bepadah,” . Bersikap bijaksana ap bijak ksana terhadap anak, saat at anak k ada a masalah atau datang ng terlambat terla amba at ke rumah. Drs H Ali Alhamidi midi MAP, Plh Kepala SMPN MPN 33 Banjarmasin, yang juga suami Hj Noorsehat sehat selalu memberikan n teladan tela a dan n kepada anak-anak.. Teladan Telad dan itu akan membekass ke ana anak nak sampai dewasa. Anak-anak sejak ak awal aw w al a hingga dewasa selalu alu diajak salat berjemaah, maah, ayah menjadi iman, n, ibu dan anak-anak menjadi enjadi makmum dengan susunusunan shaf yang rapi. “Saya selalu ajak anakanak untuk mengaji ji atau membaca Alquran.. Usaii salat berjemaah, kami mi berberrsalaman satu sama lainnya. lainnyya. Nilai-nilai agama dan an akhaakh ha-kul karimah selalu tanamtanam mnan ke anak- anak k sejak k dini,” kata Ali. (ogi)

Bisa Menentukan

Prioritas MENDIDIK anak, diperlukan kesabaran dan keteladanan. Anak pun perlu dididik untuk mengetahui mana kebutuhan yang wajib, mana yang muakad, dan mana yang sunat, sehingga saat hidup kelak anak bisa menentukan prioritas. “Didiklah anak mengetahui mana kebutuhan yang wajib, muakad dan sunat sehingga saat hidup kelak bisa menetukan prioritas kebutuhan,” kata Hj Kamariah Mas’ud BA, anggota Komisi Dakwah dan Pengembangan Masyarakat MUI Provinsi Kalsel 2015-2020. Menurut dia, hal-hal yang wajib itu seperti kebutuhan membayar sekolah, muakad itu seperti membeli baju dan sunat itu seperti jalan-jalan. Nah, anak perlu diberikan pengertian tentag kebutuhan

KAMARIAH

dan prioritas kebutuhan seperti wajib, sunat dan muakad itu. “Apalagi seperti seorang guru, tentunya gaji terbatas dan gaji harus dibagi-bagi untuk berbagai keperluan. Alhamdulillah semua anak mengerti soal pendapatan dan kemampuan dari orangtua ,” katanya. Dikatakan, berkomunikasi ke anak perlu saat-saat yang tepat seperti saat makam malam atau usai salat berjemaah. Saat makam malam bersama, bisa berkomunikasi satu sama lain untuk menanyakan perkembangan kegiatan masing-masing. Dalam mendidika anak, sambungnya, ketaladan itu paling penting. Seperti memberi contoh untuk salat berjemaah di masjid atau salat wajib tepat waktu. Apapun kegiatan anak, jika memang sudah waktunya salat lima waktu, maka semua kegiatan harus ditinggalkan. Anak, sambungnya, juga perlu ditekankan jangan terlalu melihat ke atas saat ingin becita-cita. Kadang juga lihatlah ke bawah, agar tumbuh rasa empati dan menolong orang yang kondisinnya di bawah. “Jangan sampai punya keinginan itu lebih besar pasak daripada tiang,” katanya. Untuk uang jajan, sambungnya, bagi anakanak yang menginjak SMA sebaiknya diberikan per minggu, sehingga mereka bisa belajar mengatur kebutuhan jajan selama seminggu. Namun, orangtua juga perlu mencek, jika ada kebutuhan mendadak anak yang memerlukan dana tambahan. “Anak sebaiknya diberi kesempatan mengelola uang belanja selama satu minggu. Cukup tidak cukup, anak harus menerima uang saku yang diberikan untuk satu minggu. Terpenting itu doa untuk anak, agar selalu dalam lindungan Allah SWT,” katanya. (ogi)

BPOST GROUP/EDY NUGROHO

0707/SE


Khazanah

F

KAMIS

2 JUNI 2016

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

13 SYAWAL 1438 H 7 JULI 2017 M

Menghafal Quran Meningkatkan Kecerdasan DEWASA ini, rumah-rumah tahfiz semakin menjamur di Banjarmasin. Tentu sangat memudahkan para orangtua dalam mendidik anak-anaknya, agar tidak terlepas dari nilai-nilai Islam dan selalu berpedoman pada kitab suci Alquran. Kegiatan menghafal Quran terdengar terasa sulit bagi sebagian anak maupun remaja. Betapa tidak, jumlah surah yang harus dihafalkan sebanyak 114 dari 30 juz. Tak ayal membuat anak-anak maupun remaja merasa enggan untuk menjadi hafiz Quran. Menjadi seorang hafiz bukanlah untuk kepentingan para orangtua, melainkan untuk kepentingan si anak itu sendiri. “Dengan belajar dan hafal Quran dapat membantu belajar dan menunjang kecerdasan anak,” jelas seorang pengelola Ma’had Tahfidzul Quran, H Aspiani Norhasani Lc kepada Serambi UmmaH. Menghafal bukan merupakan budaya, bahkan menja-

di sebuah hambatan dalam belajar. Jangankan di luar pondok pesantren, di pondok pesantren sendiri pun mengeluh banyaknya hafalan. “Bahkan ada yang ingin berhenti pesantren alasannya lantaran banyaknya hafalan,” imbuh Aspiani. Diterangkan, dapat berubahnya pandangan enggan menghafal salah satu faktornya dari dorongan orangtua. “Karena anggapan sebagian besar orangtua yakni selamatnya anak-anakku dari narkoba dan segala bentuk pergaulan bebas yaitu dengan menghafal,” timpalnya. Kemudian anak-anak tersebut dari setengah terpaksa, lalu berangsur-angsur mulai memberanikan diri menghafal ayat-ayat Quran. Ada beberapa rumah tahfiz yang piawai memberikan dorongan kepada anak berupa materi, seperti hadiah atau uang agar anak termotivasi. “Stimulus berupa ujian dan janji-janji dari para ustadz dan orangtua, mampu

AZ ZAHRA (ISTIMEWA)

MENGHAFAL - Sebagian santri Tahfizul Quran, membaca dan menghafal serta menyetorkan hafalan mereka kepada pengasuh di Rumah Tahfiz Az Zahra Banjarmasin.

memberikan semangat kepada anak,” ujar Aspiani. Seiring berjalan waktu, ketika dari teman-temannya banyak yang berhasil menghafal beberapa juz maka akan muncul motivasi berlebih dari si anak. “Kalau sudah termotivasi dan mulai rajin mengaji dan menghafal, sebelum ada perubahan dia akan mengalami banyak hal, di antaranya kebahagiaan ketika dia berhasil menghafal, mencapai target hafalannya, walaupun hanya dua baris atau berapa ayat surah seperti itu. Ketika mengalami kebahagiaan itu, itu yang menjadi motivasi lebih,” tandasnya. Kadang-kadang rasa kejenuhan dan rasa minder muncul, misal ada teman yang lebih cepat dan banyak hafalannya sehingga dia merasa kalah dan pesimis. “Hal itu menjadi hambatan untuk menghafal, namun di sini diperlukan lagi pentingnya peranan orangtua untuk mendorong dan memotivasi anak, misal tidak menargetkan hafalan harus sekian banyak, namun si anak tetap harus menyetorkan hafalan sesuai kemampuannya,” ujarnya. Di rumah-rumah tahfiz biasanya tidak hanya anak yang dimotivasi, namun juga orangtuanya. Ketika si anak sudah mulai meresapi dan menghayati bacaan-bacaan dan hafalan itu, hasilnya sudah terlihat. Sangat banyak perubahannya, di antaranya si anak menjadi berakhlak mulia. Aspiani pun menceritakan ada anak terlantar di pasar,

Usia Emas Sangat Bagus MENILIK anak-anak sekolah menengah pertama (SMP) maupun sekolah menengah atas (SMA), rata-rata sulit diajak menghafal, bahkan mengaji dan salat saja sulit serta ogahogahan. Selalu terganggu handphone (hp)nya, dan itu jadi pegangan kemana-mana. Asyik di medsos, bahkan sedang bersama orangtua tapi pikirannya kemana-mana bersama teman-temannya saja. “Dengan dia ikut menghafal lambat laun akan berubah, pegangannya tidak lagi handphone melainkan Quran. Quran yang kecil-kecil itu mereka lebih suka karena lebih praktis,” ujar H Aspiani Norhasani. Perilaku mendasar akan terlihat pada anak yang tahfiz dan nontahfiz. Pada anak tahfiz pagi-pagi sebelum masuk sekolah, di tangannya ada Quran. Ada yang membaca, mengha-

0707/SF

fal. Kalau teman-temannya lagi kumpul dan bergurau ramai, mereka langsung memisahkan diri di pojok atau samping ruangan untuk menyiapkan setoran hafalan. Semakin muda semakin baik untuk menghafal, usia dini 5-6 tahun sudah mulai banyak yang belajar tahfiz. Usia keemasan yang sangat bagus yakni sejak kelas 1 SMP atau sekitar 11 tahun hingga kelas 3 SMA atau sekitar 18 tahun. “Tapi tidak ada istilah terlambat, bukan berarti setelah 18 tahun tidak bisa menghafal, hanya saja dari prosesnya agak lama karena usia 18-25 ke atas itu kan memerlukan waktu untuk menghafal dan harus mengulang-ulang ayat yang mau dihafalkan, semoga semakin banyak yang menyadari pentingnya baca dan hafal Quran” pungkas Aspiani. (naa)

karena menurut tetangganya, ibu dari si anak nikah lagi dan mempunyai anak kecil. Dan si anak tersebut tidak dihiraukan lagi padahal masih usia lima tahun. Daripada keluyuran tidak jelas di pasar, lalu dijemput dan diantar ke Ma’had Tahfidzul Quran, rumah tahfiz di kawasan Cempaka Raya.

“Awalnya menangis saja, tidak ada motivasi. Namun dari guru atau ustadzahnya piawai mengajarkannya, dikasih makan dan hadiah kecil-kecilan. Akhirnya dia mau membaca, dan dari membaca saja sudah berubah, jadi mudah di atur. Dan hingga kini mau menghafal Quran,” ujarnya. (naa)

Jadwal Salat untuk Banjarmasin dan Sekitarnya Tgl

Subuh

Zuhur

7 8 9 10 11 12 13

05:07 05:08 05:08 05:08 05:08 05:08 05:08

12:30 12:30 12:30 12:30 12:30 12:30 12:30

Asar

Magrib

Isya

15:52 15:53 15:53 15:53 15:53 15:53 15:53

18:27 18:28 18:28 18:28 18:28 18:28 18:28

19:41 19:41 19:41 19:41 19:42 19:42 19:42

Sumber: simbi.kemenag.go.id

7 Juli 2017 - Waktu Salat Jumat 12.27 Wita BANJARMASIN TENGAH Sabilal Muhtadin Sudirman H Zainuddin Rais Asy Syifa A Yani Km 2 HM Natsir Al Musamahah Haryono MT H Ahmad Supian Nahdatus Salam Cempaka Raya H Ahmad Zamani Hasbunallah WW P Antasari H Mas’udi HS Miftahul Ihsan P Antasari H Sofyan Hanafi Ar Rahman Melayu Darat Suhrawardi Al Muhtadin S Parman H Misbhul Munir Al Khairat Batu Benawa H Husin Musa Al Jihad Cempaka Besar Fauzi Rahmani Jami Pelajar Mulawarman Ilham Mulyadi Miftahul Jannah DI Panjaitan M Ichsan Noor P Samudera HA Sukerani Darul Mu’minin Rawasari Raya H Muslimin Kaderi Syuhada Kampung Gadang Zainul Erfan Al Misbah Sungai Baru Syahruji At Taubah Veteran Fahrul Raji Al Anshar Cempaka Besar H Rajuddin Raudhatul Jannah Melayu Darat H Syakerani Nasri Al Khair Sutoyo S Muhlidi Sulaiman Al Aman Pasar Lama HM Yunus Sirajul Munir Pekapuran B H Abdus Samad Al Falah Simpang Ulin Awan Subarkah BANJARMASIN BARAT Jami

Teluk Tiram H Tabrani Basri Darul Falah HM Noor Samdani Al Ashri Jafri Zamzam M Rifani Cahaya Al Ashri Simp Jalan Hidayat HM Noor Yasin Rais Fathul Jannah Teluk Tiram H Yusuf Hipni Al Muthmainnah Belitung Darat H Marjuan Syahdan Al Hijrah Rawasari Habib H Alwi Babut Taqwa Sutoyo S H Firdaus Miftahurrahman Sutoyo S M Noor Hidayatut Thalibin Dahlia Habib Ali Al Kaff Ar Ridha Yos Sudarso H Saiful Anshari YKS Sentosa Belitung Darat H Umar Thalib Nurul Firdaus Kom Intan Sari Suriani H Al Mubarak Simpang Jagung Fachrurraji Al Mujahidin Belitung Laut Ilham Masykuri H Ihya Ulumuddin Pembangunan Ujung HM Djamaluddin Al Barakah Sutoyo S H Abdurrahman Faqih Nuruz Zakirin Bandarmasih A Sofyan Tsauri Adz Dzakirin Teluk Tiram Laut H Mairijani BANJARMASIN TIMUR Ar Raudah Ratu Zaleha Ahmad Al Karamah Pengambangan H Mukhlis Al Munawwarah Keramat Raya HM Natsir At Taubah A Yani II Muhdi Darul Lu’lu A Yani Km 5

Attu Syukri Majmaus Shalihin Keramat Raya M Yusuf Masykur Darul Arqam Ratu Zaleha H Abidin Ja’far Nurul Huda A Yani Km 6 H Basran Ali Ahmad Nurul Ibadah Mahat Kasan Prof H Asmaran Al Mukhlisin Mangga III M Yusuf Rusli Al Amin Benua Anyar M Aqib Maliki Baiturrahim A Yani Km 3,5 HA Syukur Alhamidi Al Haq Banua Anyar H Sukarni Nurul Yaqin Cempaka Putih H Ahmad Sahal Al Mubarakah Pekapuran Raya H Mirhan AM Al Amanah Bina Brata H Nuzulul Khair Al Muhajirin Komp Rahayu Nurhadi At Taqwa A Yani Kam 4,5 H Ahmad Sawiti Nurul Fata Pekapuran Raya H Zainal Abidin An Noor Bumi Mas Ardiansyah Ashabirin Komp DPR/Satelit Imroni Misbahul Mu’minin Keramat Raya H Bachrudin Taufiqurrahman Sungai Bilu Fazrin Al Hidayah Manggis Nanang Suryadi Arafah Dharma Praja Nuryadin BANJARMASIN UTARA Sultan Suriansyah Kuin Utara HM Nor Yasin Rais Al Anshar Komp Anshari Saleh Harlan Aswai Ar Rahim Sultan Adam H Zainal A Tahmad

Nurul Ishlah Mandiri Lestari H Azhari HB Istiqamah Akasia H Zulkifli Ahmad Tuhfaturraghibin Alalak Tengah HA Syarwani Suada Uddarain Alalak Selatan Muhtar Baitul Aqabah Sungai Andai H Maulana Hanafi Darussalam Komp Pondok Kelapa H Said Ibrahim Nurul Islam Komp Herlina Marwani Al Busyra Kuin Utara H Hamdani Husin Muhammadiyah Sungai Mia Zulkhair Al Munawwarah Raga Buana Rusmansyah KH Gusti Abdul Muis Adhiyaksa H Saifullah A Samad Al Ikhlas Komp Herlina Perkasa Thol’at Iqra Kayu Tangi Arbain Yusran Baiturrahman Pengeran H Zulkifli Musaba Qaryah Thayyibah Komp HKSN Permai Muyardi Al Barqah Kayu Tangi II H Syahdiannor Al Qadar Kadar Permai Khairuddin Abhaka Jami Mesjid HM Mobarak Al Hijrah Padat Karya HM Busyra At Tanwir Sultan Adam H karyono Ibnu Ahmad Al Muttaqin Komp Mandiri I H Khairul Anam

Kelayan Timur H Ahmad Fitri Husnul Khatimah Tatah Bangkal Muhammad Masyhur Al Mukarram Muning HM Rifani Da’watul Abrar Kelayan B Tengah Habib Ja’far Assegaf Byna Taqwa Bina Harapan Murthalib Al Faizun Haruda - Merpati H Hamdi Yusuf Nuruddin Kelayan A Harni Arrasyid Muhammadiyah Kelayan Muara H Zainuddin Al Gufran Mantuil Raya Rudi Khairuddin Al Anshar Banjar Indah Permai H Ahmad Supian Hayatul Ibadah Gerilya Kampung Baru M Iderus Al Falah Raya Yudistira H Zainal Arifin Miftahul Ma’arif Kelayan A H Syahdian Noor Nurul Iman Prona I H Ahmadi Hasan Hidayatus Salikin Kelayan A Sam’un Darut Taqwa Basirih Ulu H Ahmad Sam’ani Jami Pemurus Sepakat H Ahmad Fadli Imam Syafi’i AMD Raya M Hafiz Anshari Al Muhajirin Tata Banua Indah M Yusuf Baiturrahman Nakula Sam’un Al Mukhlisun Tembus Mantuil Anang Sahrani Al Ummah BANJARMASIN SELATAN Arjuna, Beruntung Jaya Al Muttaqien H Tajuddin Noor Rantauan Darat Al Furqan H Qurthubi Bumi Mas Raya Al Hikmah H Ridhahani Fidzi Kelayan A Nurul Amilin Mawardiansyah Kelayan Kecil Istiqamah Habib Ahmad Assegaf


HalalLife

smart biz SENIN

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

13 FEBRUARI 2017

13 SYAWAL 1438 H 7 JULI 2017 M

G3

Lida Pakai Masker agar Tidak Menulari Bayi Disunahkan Menutup Mulut atau Hidung Saat Batuk dan Bersin PENYAKIT musim pancaroba di antaranya batuk dan pilek, kini banyak menghinggapi warga. Tidak pandang usia, penyakit ini menyerang dari anak-anak hingga orang dewasa. Ada beberapa cara dianjurkan untuk mengantisipasi agar tidak menderita batuk dan atau pilek, maupun agar penyakit tersebut tidak menjangkiti orangorang di sekitar. Saat batuk atau bersin, muslim disunahkan untuk menutup mulut dan hidung. Sunah Rasul ini, sangat bersesuaian dengan dunia medis yang menyarankan ke penderitanya agar mengenakan master supaya penyakit tersebut tidak menyebar ke orang di sekitarnya. Warga Banjarmasin, Muhammad terkadang alergi terhadap cuaca dingin, sehingga menyebabkannya bersin-bersin. Dirinya dalam beraktivitas saat bersin menggunakan masker. “Apalagi saya mempunyai anak kecil di rumah, yang rentan tertular pilek. Jangan sampai menularkannya,” kata Muhammad. Dia juga sudah memeriksakan diri ke dokter spesialis paru yang praktik di klinik Kimia Farma Jalan S Parman Banjarmasin. Dok-

Apalagi saya mempunyai anak kecil di rumah, yang rentan tertular pilek. Jangan sampai menularkannya MUHAMMAD Warga Banjarmasin

ter juga menganjurkan agar menggunakan masker. Remaja putri di Banjarmasin, Lida juga memilih menggunakan penutup mulut dan hidung seperti masker saat batuk-batuk. Saat berkunjung ke rumah saudaranya yang memiliki bayi, dirinya langsung menggunakan masker. “Walau batuk sesekali saja, tetapi khawatir kalau menularkannya kepada ponakan saya dan juga orang di sekitar,” ujarnya. Menurutnya, terutama bayi sangatlah rentan tertular. Orangtuanya juga mengenakan masker jika batuk-batuk, atau tidak mengenakan masker tetapi saat batuk menutup mulut atau

menjauh dari orang sekitar. Ketua Bidang Fatwa Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kalsel, H Abdussamad Sulaiman mengatakan, sudah bukan rahasia umum ketika bersin dan batuk dalam Islam disunahkan menutup mulut. Bahkan ada hadisnya ketika bersin. Hadis tersebut, diriwayatkan oleh Bukhari dan Muslim, ketika ada yang bersin maka mengucap hamdalah (alhamdulillah) dan bagi yang mendengar mengucap yarhamukallah. Sedangkan bagi yang batuk, juga dianjurkan menutup mulut agar tidak mengeluarkan suara nyaring. Dianjurkan ketika bersin atau batuk menutup hidung atau mulut agar bakteri atau virus tidak menyebar kepada orang sekitar. “Oleh sebab itulah, tutup hidung atau mulut saat bersin atau batuk agar tidak mengeluarkan suara nyaring,” kata KH Abdussamad Sulaiman. Dia mengatakan, terkait kebersihan mulut, terutama menutup saat batuk atau bersin memang tidak ada fatwa MUI. Karena memang dalam Islam sudah mengatur, ada hadisnya. “Kan dalam Islam, kebersihan sebagian dari iman,” katanya. (has)

BEBERAPA CARA-CARA YANG DAPAT DILAKUKAN UNTUK MENCEGAH BATUK z z z z z z

Hindari asap rokok dan polutan lainnya. Langsung minum obat batuk apabila mengalami gejala tenggorokan kering. Hindari makan makanan yang manis, dingin dan menandung minyak alias goreng-gorengan. Tingkatkan daya tahan tubuh. Gunakan masker apabila sedang bepergian. Minum air putih scara teratur (SUMBER: HALOSEHAT.COM)

RUANGMUSLIMAH.C

Perbanyak Istirahat dan Makan Bergizi

VEMALE.COM

PENYEBARAN PENYAKIT - Muslim disunahkan menutup mulut atau hidung ketika batuk atau bersin agar penyakit tidak menyebar ke orang di sekitar.

DOKTER spesialis penyakit dalam di Banjarmasin, Meldy Muzada Elfa mengatakan, flu merupakan kata yang familiar bagii masyaoko obat rakat. Obat-obatan flu dan batuk banyak dijual baik di toko maupun outlet market di penjuru kota. an suatu Secara awam masyarakat mengenal bahwa flu merupakan penyakit yang menyerang saluran nafas. a akibat “Dari sudut pandang medis, flu merupakan suatu gejala ya dapat infeksi virua yang bersifat self limited disease yang artinya sembuh sendiri,” kata Meldy Muzada Elfa. Gejala flu yang paling umum adalah hidung tersumbat,, bersinerus berbersin, hidung meler dan demam ringan. Jika kondisi ini terus lanjut, akan menyebabkan infeksi bakterial atau infeksi saluran nafas atas. Infeksi itu ditandai dengan demam dan batuk berdahak ak hijau bahkan menjadi pneumonia atau infeksi parenkim paru. Seyogian tubuh, nya, flu akan sembuh sendiri jika bisa menjaga daya tahan beristirahat dan makan yang bergizi. Namun kadang kala, masyarakat belum terlalu memahami hami bagaimana bersikap jika terkena flu dan ambil jalan pintass dengan minum antibiotik yang sebenarnya belum berguna. “Seperti dipahami di awal, bahwa flu disebabkan virus. Cara terbaik jika awal terkena flu adalah memperbanyak istirahat, at, makanan bergizi, minum cukup, pakai masker dan minum m obat pereda gejala flu tapi bukan antibiotik,” ujarnya. mJika hal ini dilakukan tetap, sebagian besar flu akan semya buh sendiri. Pemberatan ke arah infeksi terjadi karena daya uh tahan tubuh yang terus menurun, sehingga bakterial tubuh da ditandai demam tinggi, batuk dahak hijau bahkan nyeri pada dada. “Pada tahap ini, maka dokter lah yang berhak untuk uk memberikan pengobatan,” kata dokter bertugas di RSUD Ulin lin Banjarmasin ini. mTips dan trik untuk menghindari flu atau mencegah pemlan beratan menjadi infeksi bakteri, yakni, pakai masker di jalan yang berdebu, pasang jaket saat jalan malam hari, makan bergizi, minum cukup air putih. “Kemudian, selalu cuci tangan saat ingin makan atau mengerjakan sesuatu, tidur cukup dan tidak larut malam, kononsumsi multivitamin berlebih tidak terlalu membantu,” ujarnya. (has)

DARI MELDY UNTUK BPOST

MELDY MUZADA ELFA


MuslimahStyle

H

SENIN

13 FEBRUARI 2017

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

13 SYAWAL 1438 H 7 JULI 2017 M

Cantik Syar’i KONSULTASI

&

Hj. Cathrine Ambar Pengamat Mode dan Kecantikan

Madu Susu Pudarkan Belang di Wajah ASSALAMUALAIKUM Ibu Cathrine. Mengenai wajah belang-belang kehitam-hitaman, bagaimana ya mengatasinya? Tolong jawabannya. Terima kasih. (082132960xxx)

Jawab: UNTUK mengatasi wajah belang secara alami, maka dapat menggunakan madu dan susu. Campurkan kedua bahan, kemudian aplikasikan pada wajah secara merata

terutama pada bagian wajah yang belang dan diamkan selama 30 menit dan basuh dengan air hangat. Atau bisa dengan menggunakan sari lidah buaya, diusapkan secara merata ke bagian

wajah yang belang selama 20 menit. Lakukan hal ini sebanyak dua sampai tiga kali sehari untuk mendapatkan hasil yang optimal. Selamat mencoba dan semoga belang-belang di wajahnya memudar ya. (*)

ANDA yang punya pertanyaan, atau ingin tahu seputar kecantikan dan mode sesuai syariat, silakan kirim pertanyaan melalui layanan pesan singkat atau SMS ke nomor ponsel redaksi 08125062943. Pengamat mode dan kecantikan, Hj Cathrine Ambar Sari SHut akan membantu mencarikan solusi persoalan Anda.

Palazzo Nyaman untuk Halalbihalal CELANA model longgar, tidak membentuk lekuk tubuh, cocok dikenakan muslimah berjilbab. Bisa dipakai untuk berbagai kesempatan, tinggal dipadu dengan atasan yang pas baik berupa hem, kaus atau blus.

C

elana longgar ada banyak ragamnya. Ada kulot, palazzo, model Aladdin, dan sebagainya. Nah, yang bermodel palazzo, sekarang ini diminati kaum Hawa. Palazzo adalah celana yang dari bawah ban pinggang hingga ke kaki modelnya lebar, sehingga mirip dengan rok. Panjangnya juga bervariasi, ada yang panjang hingga ke bawah mata kaki, dan ada juga yang hanya 7/8. Dalam suasana masih Idulfitri sekarang, muslimah cocok juga mengenakan palazzo ke acara halalbihalal atau reuni yang biasa digelar usai lebaran. Selain

Modelnya longgar sekali dan ukurannya besar, sehingga tak terlalu menampakkan lekukan badan

tetap bisa tampil menawan, juga membuat mobilitas tak terganggu dengan busana dikenakan. Di Banjarmasin, celana model ini cukup diminati, seperti yang disampaikan oleh seorang karyawati toko yang menjualnya, Rusmini. Palazzo yang dijual di tokonya semuanya polos dan warnanya hanya hitam. “Hitam warna yang netral. Bahannya tebal dan pastinya nggak bakal transparan, jadi aman untuk muslimah,” kata Rusmini. Satu lembar celana palazzo ini dijual Rp 349 ribu. Modelnya longgar dan bahannya terasa lembut saat disentuh.

MARCELL Karyawan Gerai Busana di Banjarmasin

Celana ini dijual pula di satu gerai busana muslimah di Banjarmasin. Karyawannya, Marcell mengatakan bahannya katun minyak. “Bahan ini mudah disetrika, nyaman di kulit. Biasa-

nya cocok bagi muslimah muda,” ujar Marcell. Harga yang dipatok sekitar ratusan ribu rupiah per lembar, sepadan dengan kualitas barangnya yang memang nyaman dikenakan. “Modelnya longgar sekali dan ukurannya besar, sehingga tak terlalu menampakkan lekukan badan,” katanya. Warna yang ditawarkan kebanyakan natural dan tak mencolok. Jika ingin lebih bergaya, bisa pilih yang bermotif tenun dengan paduan warna yang sedikit kontras dengan bahan dasarnya. Di toko lainnya di Banjarmasin, celana seperti ini juga banyak dijual. Karyawatinya, Novi mengatakan model palazzo cocok bagi muslimah muda berkaki jenjang karena modelnya yang longgar dan panjang. Jika dipakai oleh yang pendek tampak kurang serasi dan membuat badan pemakainya tampak tenggelam. Selembarnya juga dibanderol ratusan ribu rupiah. “Bahannya tebal dan bermotif batik. Di toko ini ada dua warnanya, yaitu biru dan cokelat,” ujar Novi. (ath)

BANJARMASIN POST GROUP/YAYU FATHILAL

BERVARIASI - Celana palazzo dijual di beberapa toko dan gerai di Banjarmasin bervariasi, baik dari model mapun bahan dan warna.

Asalkan Longgar dan Tidak Transparan USTADZ Samsuni Abdullah mengatakan, busana untuk menutup aurat muslimah, meski itu berbentuk celana dibolehkan saja asal tidak tembus pandang dan bentuknya longgar. “Islam tak pernah melarang gaya fashion apa pun, asalkan tetap sesuai syariat Islam seperti bahannya tidak tembus pandang dan longgar,” ujar Samsuni Abdullah. Allah sudah menetapkan aturan pakaian muslimah dalam Alquran. “Yang penting, tidak transparan, tidak membentuk lekukan tubuh dan tidak menampakkan aurat. Asalkan bagus saja tak masalah,” katanya. (ath)

ISTIMEWA

SAMSUNI ABDULLAH

Punya Sutera dan Organdi MUSLIMAH warga Banjarmasin, Riny Apriliani Rere memilih celana palazzo untuk beraktivitas. Dia memiliki tiga lembar palazzo. Celananya itu biasa dipakainya untuk menghadiri arisan dan acara resmi. Alasannya dia suka celana itu karena nyaman dipakai, longgar dan memudahkannya bergerak. “Palazzo saya yang nggak setelan biasanya untuk ke arisan, sementara yang setelan untuk ke acara resmi,” kata Riny Apriliani. Aksesorinya saat ke acara resmi dengan mengenakan palazzo itu, cuma kalung. “Model kalungnya saya sesuaikan saja dengan model busananya,” ujarnya. Palazzo miliknya berbahan organdi dan sutera. Modelnya ada yang bermotif ada juga yang polos. “Untuk alas kaki, saat memakainya saya lebih senang mengenakan yang berhak tinggi sekali agar badan tampak langsing,” katanya. (ath)

RINY APRILIANI RERE ISTIMEWA

LONGGAR

- Modelnya yang longgar, membuat celana palazzo banyak disukai kaum Hawa termasuk muslimah berjilbab. ISTIMEWA


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.