Indonesia Berduka

Page 1

SELASA 22 NOVEMBER 2011

INILAH MEDIA GRUP : PORTAL NEWS : WWW.INILAHJABAR.COM PORTAL NEWS : WWW. INILAH.COM MAJALAH INILAH REVIEW PORTAL NEWS : WWW. JAKARTAPRESS.COM

EDISI NO 021 TAHUN I/2011

RP 1.000

Dari Bandung untuk Indonesia REDAKSI /IKLAN : JALAN BUAHBATU NO 32 BANDUNG TEL 022-7330803PEMASARAN: JALAN BUAHBATU NO 32 BANDUNG TEL 022-7330803 FAX

,13 HAL 12SIAL >>SPEUNG MA UNG BAND

MAUNG BERONTAK

INI keputusan gambling. Persib Bandung akhirnya memilih mengikuti kom­ petisi Indonesia Super Lea­ gue (ISL), dan me­ ning­ galkan satu tiket me­nuju Liga Champions Asia (LCA). Jelas bukan keputusan gampang ba­ gi Persib Bandung. Ada beberapa impian klub kesayangan warga Jawa Barat ini yang harus rela dilepas. >>baca hal 12

MODALHISTORIS

EMAS SETELAH 40 TAHUN

DI atas kertas, Manchester United tak akan kesulitan mengatasi Benfica dalam matchday ke-5 fase Grup H Liga Champions Eropa, dini hari nanti. Setan Merah punya catatan impresif setiap kali menjamu Benfica di Stadion Old Trafford. Dalam 3 bentrok terakhir, skuad besutan Sir Alex Ferguson selalu menuai raihan sempurna. Namun, kondisi musim ini bisa jadi perhitungan lain. >>baca hal 14

TIM sepak takraw putra Indonesia mengukir sejarah dengan mempersembahkan medali emas pertama kali setelah 40 tahun berdirinya Persatuan Sepak Takraw Indonesia (PSTI). Saiful Rijal dan Yudi Purnomo, dibantu Nourizal, berhasil mengalahkan Myanmar dengan skor 3-2, melalui permainan dramatis dan menegangkan. >>baca hal 15

INDONESIA BERDUKA Juara SEA Games Tanpa Mahkota

NIKITA BATAL HADIAHI CIUMAN MODEL cantik sekaligus kontroversial, Nikita Mirzani akhirnya batal memberi hadiah spesial buat tim Garuda Muda. Sebelumnya, Nikita berjanji akan memberi hadiah ciuman ke masing-masing pemain di tim Garuda Muda, jika mereka berhasil menaklukkan tim Malaysia pada laga final cabang olahraga sepak bola SEA Games XXVI/2011 di Gelora Bung Karno, Senin (21/11) malam. Nikita Mirzani yang mengawali karier keartisan sebagai peserta ajang mencari jodoh ‘Take Me Out’ di Indosiar, sebenarnya tak terlalu mengerti soal sepak bola. Namun, bintang film Perempuan Liar ini tak mau ketinggalan dalam euforia semangat Timnas Indonesia. >>baca hal 16

3 TERSANGKA BANSOS MASUK PENJARA TIGA tersangka kasus korupsi bantuan sosial (bansos) Kota Bandung dijebloskan ke Rumah Tahanan (Rutan) Kebonwaru, Senin (21/11). Langkah tersebut dilakukan Kejati Jabar setelah melakukan proses penyidikan cukup lama terhadap dugaan korupsi yang merugikan negara sebesar Rp80 miliar itu. Ketiga tersangka tersebut yakni YS, LB, dan US yang merupakan staf Setda Pemkot Bandung. >>baca hal 3

ANTARA/FANNY OCTAVIANUS

Partai final sepak bola SEA Games XXVI/2011 antara Indonesia melawan Malaysia yang berakhir dengan kekalahan tim Garuda Muda, 4-5 melalui adu penalti, memakan korban. Dua suporter Merah Putih tewas terinjak-injak saat menuju Sektor 15 Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Jakarta, Senin (21/11) sore. Salah satu korban bernama Reno Alvino (21), warga Cililitan, Jakarta Timur. Reno berprofesi sebagai additional player band DOT yang didirikan dua bersaudara Ezza Yayang dan Adam Yayang. Di band tersebut, Reno biasa bermain sebagai drummer. >> bersambung hal 11

GAGAL: Para pemain Indonesia terduduk lemas seusai kalah 4-5 melalui adu penalti dalam final sepak bola SEA Games XXVI/2011 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Senin (21/11) malam.

Aroma Mistis Warnai Pencarian Cessna Wanita 51 Tahun Jadi Korban Trafficking INILAH/BAMBANG PRASETHYO

SISIR BURANGRANG: Tim Gabungan saat menyusuri punggung Gunung Burangrang untuk mencari lokasi jatuhnya pesawat Cessna, Senin (21/11).

INILAH, Bandung – Aroma mistis mewarnai proses pencarian pesawat Cessna 172 milik sekolah penerbangan PT Nusa Flying International School di

KURS TRANSAKSI US DOLAR 9100 9100

9085

9075

9115

9040

8900 8850 15/11

16/11

17/11

18/11

21/11

JADWAL WAKTU SALAT SUBUH

ZUHUR

ASAR

MAGRIB

ISYA

03.58

11.35

14.58

17.49

19.04

INILAH, Bandung – Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan menandatangani Surat Keputusan (SK) Upah Minimum Kota/Kabupaten (UMK) 2012 untuk 26 kota/kabupaten di Jabar, Senin (21/11) malam. Dari 26 kabupaten/kota di Jabar, Kabupaten Bekasi memiliki UMK tertinggi dengan Rp1.491.866, sedangkan terendah Kota Banjar sebesar Rp780.000. >> bersambung hal 11

PEROLEHAN MEDALI SEMENTARA NO.

Gunung Burangrang, Kabupaten Bandung Barat. Menginjak hari keenam pencarian, beredar kabar tentang hal gaib yang membuat pesawat sulit dilacak.

Seorang warga mengatakan pesawat hilang itu sebenarnya berada di sekitar Burangrang, namun makhluk halus penunggu Burangrang ‘menutupinya’. “Menurut cerita orangorang, sebenarnya pesawat yang hilang itu ada di Gunung Burangrang. Makhluk penunggu di gunung itu seperti ‘menutupi’ pesawat yang hilang. Enggak cuma itu, di situ juga katanya terdapat segitiga gaib seperi Segitiga Bermuda,” kata warga yang enggan disebutkan namanya itu kepada INILAH, Senin (21/11). Dia mengatakan, layaknya Segitiga Bermuda, di sekitar Gunung Burangrang itu pun terdapat medan magnet yang sangat besar hingga mengacaukan alat navigasi.

>> bersambung hal 11

UMK Bekasi Tertinggi, Banjar Terendah

9150

9050

022-70991183E-MAIL: inilahkoran@inilah.com

NEGARA

1

Indonesia

171

147

136

2

Thailand

105

95

118

3

Vietnam

96

90

101

4

Malaysia

59

48

77

5

Singapura

42

45

73

6

Filipina

36

56

77

7

Myanmar

16

27

35

8

Laos

9

12

36

9

Kamboja

4

11

24

10

Timor Leste

1

1

6

11

Brunei

0

4

7

UMK 26 KABUPATEN/KOTA DI JABAR 1. Kota Bandung 2. Kota Cimahi 3. Kab Bandung 4. Bandung Barat 5. Sumedang 6. Garut 7. Kab Tasikmalaya 8. Kota Tasikmalaya 9. Ciamis 10. Banjar 11. Subang 12. Purwakarta 13. Karawang

1.271.625 1.209.442 1.223.800 1.236.991 1.000.500 880.000 946.000 950.000 793.750 780.000 862.000 1.047.500 1.269.227

14. Kab Bekasi 15. Kota Bekasi 16. Depok 17. Kab Bogor 18. Kota Bogor 19. Kab Sukabumi 20. Kota Sukabumi 21. Cianjur 22. Majalengka 23. Kab Cirebon 24. Kota Cirebon 25. Kuningan 26. Indramayu

1.491.866 1.422.252 1.424.797 1.269.320 1.174.200 885.000 890.000 876.500 800.000 956.650 980.000 805.000 994.864

INILAH, Subang - Aksi perdagangan manusia (trafficiking) rupanya sudah tidak mengenal usia. Sukini, perempuan berusia 51 tahun, tak luput jadi korban. Warga Desa Mekarsari RT 09/02 Kecamatan Compreng, Subang, dijadikan pembantu di Malaysia tanpa mendapat gaji sepeser pun. Sukini berangkat ke Malaysia awal Mei lalu. Dia hanya mengangguk saat sponsor datang mengiming-imingi gaji Rp2,5 juta per bulan. Meski anak-anaknya sempat mela­

rang, Sukini keukeuh berangkat melalui jalur laut. “Dia diiming-imingi gaji Rp2,5 juta per bulan. Padahal anaknya sudah mewanti-wanti jangan berangkat, tapi ibu itu keukeuh dan berangkat bulan Mei lalu,” ujar Kasie Penempatan Tenaga Kerja dan informasi, Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Subang Tunggul Silaban kepada INILAH, Senin (21/11). >> bersambung hal 11

Tahukah Anda

Jantung Berdetak 3 Miliar JANTUNG merupakan organ vital manusia. Detakannya mengalirkan darah ke sekujur tubuh. Namun tahukah Anda, berapa kali jantung berdetak selama hidup manusia? Berdasarkan penelitian, jantung berdetak kira-kira 101.000 kali setiap hari, dengan rata-rata detakan 7080 kali per menit. Dengan demikian, selama hidup manusia, jantung diperkirakan bisa berdetak hingga 3 miliar kali dan memompa 378 juta liter darah. Jantung

orang normal, khususnya atlet, bisa memompa hingga 25-30 liter darah per menit. Sebagai perbandingan, jantung buatan manusia terbaik hanya bisa memompa sekitar 10 liter darah per menit dan bisa hanya bertahan sekitar 5 tahun. Sebelum rusak, jantung buatan umumnya bisa berdetak sampai 200 juta kali, jauh dibandingkan jantung asli yang mencapai 3 miliar kali. (*)

Inspirasi

Pasangan Ibas-Aliya Jalani Siraman dan Pengajian DUA hari menjelang akad nikah pada Kamis (24/11) nanti, pasangan calon pengantin, Edhie ‘Ibas’ Baskoro Yudhoyono-Siti Ruby Aliya Rajasa dijadwalkan melakukan ritual siraman di kediaman orang tua masing-masing.

Ibas mengikuti prosesi siraman di kediaman pribadi Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) di Puri Cikeas, Bogor. Sementara Aliya mengambil lokasi di rumah Menko Perekonomian Hatta Rajasa

di Kompleks Fatmawati Golf Mansion, Cilandak, Jakarta Selatan. Prosesi siraman Ibas akan dipandu Sumaryono, sementara di tempat Aliya oleh Tienuk Riefki. Keduanya merupakan penata rias ternama asal Yogyakarta. Menurut Tienuk, saat siraman kedua calon pengantin akan mengenakan kain jumputan yang telah disediakan kedua belah pihak keluarga. Guna mendapatkan hasil terbaik, Tienuk pun berusaha semaksimal mungkin mempersembahkan

kepiawaiannya mendandani hajatan akbarnya. Tienuk rela mendatangkan semua keperluan tersebut langsung dari Yogyakarta, termasuk rajutan melati sebagai aksesori penghias pengantin. Sedangkan Sumaryono mengatakan, Ibas akan memakai penutup dada dari rangkaian kuncup melati yang wangi seberat 1,5 kg. “Melati yang dirangkai sebagai penutup dada dipilih yang masih kuncup dan aromanya wangi,” katanya.

>> bersambung hal 11

INILAH


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.