:: LAMPUNG POST :: Kamis, 6 Februari 2014

Page 1

facebook.com/lampungpost @lampostonline @buraslampost

24 Hal. kamis, 6 februari 2014

T E R U J I T E PERC AYA

www.lampost.co

No. 13046

i TAHUN XXXIX

Terbit Sejak 1974

Rp.3000

TAJUK Ridho Ficardo Ketua DPD Partai Demokrat Lampung

Kejati Lampung memeriksa 29 saksi korupsi dana sertifikasi 2012...Hlm. 7

Yuni mengatakan KD masih seperti anak kecil dan masih kolokan terhadapnya...Hlm. 16 n reuters

MoU Pilgub

S i t u s K a p a l BUKIT KEPAYANG Menyangkut di puncak Bukit Kepayang dengan ketinggian 155 meter dpl

Macet

Kemiringan 20 derajat di lereng bukit Diduga akibat tsunami Krakatau pada saat meletus.

di Pusat

Gunung Krakatau

Jika sebuah aturan bisa diubah-ubah hanya karena faktor cocok dan tidak cocok, akhirnya akan menimbulkan ketidakpastian hukum. Karlina Aprimasyita

N

ASIB perubahan draf nota kesepaham­an (MoU) dana hibah biaya Pemilihan Gubernur Lampung ditentukan oleh kebijakan Menteri Dalam Negeri. Tim Pemprov Lampung yang terdiri dari Asisten I dan Biro Hukum serta Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lam­ pung hingga Rabu (5/2) siang belum memberikan laporan hasil konsultasi ke Direktorat Jenderal Otonomi Daerah Ke­ menterian Dalam Negeri. “Kami sudah menyam­ paikan secara lisan melalui telepon ke sana, tapi disaran­ kan langsung ke Ditjen Otda. Sampai siang ini kami belum terima laporan hasilnya,” kata Sekretaris Provinsi Lampung Berlian Tihang kemarin. Konsultasi ke Kemendagri dilakukan setelah rapat MoU dua hari lalu menemui jalan buntu. Dalam draf MoU yang disodorkan Pemprov, pada Pasal 5 Ayat (1) disebutkan, “Pencairan dana dilakukan bertahap maksimal dua kali sesuai kebutuhan dan ketersediaan dana Pem­ prov serta dilakukan paling lambat satu bulan sebelum tahapan pilgub.” Draf itu disusun untuk me­ matuhi Surat Edaran Men­ teri Dalam Negeri Nomor 900/2288/SJ tertanggal 10 Juni 2010. Namun, karena tahapan pilgub sudah berjalan, KPU meminta agar draf diubah menjadi, “Pencairan dana dilakukan bertahap maksimal dua kali sesuai kebutuhan dan ketersediaan dana Pemprov.” Menanggapi upaya meng­ ubah draf MoU tersebut, DPRD Lampung menilai KPU selalu ingin tampil eksklusif dibandingkan dengan lem­

Letak di Selat Sunda Disusun dari batuan andesit Meletus pada 26—27 Agustus 1883

baga negara lainnya. Hal itu terlihat dari kecenderung­ an KPU Lampung untuk mengubah peraturan sesuai keinginan lembaga penye­ lenggara itu, termasuk SE Mendagri 900/2288/SJ. “KPU itu aneh. SE Men­ dagri itu berlaku untuk se­ luruh pemda di Indonesia, kok disuruh berubah sesuai dengan keinginan mereka. Selalu mau eksklusif,” ujar Wakil Ketua DPRD Lampung Indra Ismail. Indra menambahkan jika sebuah aturan bisa diubah-u­ bah hanya karena faktor co­ cok dan tidak cocok, akhirnya akan menimbulkan ketidak­ pastian hukum. “Ini kan kare­ na aturannya tidak cocok, se­ bab itu disuruh berubah. Kan aneh mau ngatur-ngatur. Lucu dong, aturan itu kan sudah berlaku. Kalau Mendagri mau merekomendasikan berarti dia harus buat aturan baru,” kata Indra. Di pihak lain, anggota KPU Lampung Edwin Hanibal membantah pihaknya di­ sebut aneh dan ingin eksklusif. “Eksklusif seperti apa? Apa selama ini kami pernah diberi­ kan eksklusivitas? Minta ang­ garan saja tak pernah dikasih oleh pemda,” kata dia. Terkait draf MoU, menurut Edwin, pemahaman dasarnya MoU adalah perjanjian kese­ pakatan bersama. Selama ini MoU yang diteken KPU dan pemerintah kabupaten/kota juga tidak bermasalah dan tidak ada yang memaksakan kehendak. “Kalau draf MoU pilgub tidak direvisi, kami melihat ada peluang pemda untuk mengganjal pencairan, bahkan kembali menggagalkan jadwal pilgub,” ujarnya. (CR11/R4)

karlina@lampungpost.co.id

Perbandingan PDRB Lampung 2013

Menurut Lapangan Usaha (Miliar Rupiah) 15.906

1

12.993 834

2

PDRB

876

3

6.573 6.988

4

1. Pertanian 2. Pertambangan dan penggalian 3. Industri pengolahan 4. Listrik, gas, dan air bersih 6.886

6

6.496 5.317

7

5.265 2.665 2.669 4.026

9

4.003

0

Jenis Usaha

250

1.326

8

Triwulan IV 40.866,01

238

1.328

5

Triwulan III 43.772,54

5000

5.Bangunan 6. Perdagangan, hotel, dan restoran 7. Angkutan dan komunikasi 8. Keuangan, persewaan, dan jasa perusahaan 9. Jasa-Jasa Sumber: BPS Provinsi Lampung

BERITA TERKAIT... Hlm. 9

10000

15000

20000 Grafis FAHMI

Menewaskan 36 ribu jiwa Tsunami terbesar di Samudera Hindia hingga tsunami 26 Desember 2004 di Aceh

LOKASI PENCARIAN. Hadi Subroto sedang menunjukkan lokasi pencarian situs kapal.

Suara letusan itu terdengar sampai Alice Springs, Australia, dan Pulau Rodrigues dekat Afrika, 4.653 kilometer Daya ledaknya diperkirakan mencapai 30 ribu kali bom atom Hiroshima-Nagasaki Muncul kawah baru dari dasar lautan dan membentuk gunung dengan nama Gunung Anak Krakatau.

Data diolah Lampung Post/Foto,AAN KRIDOLAKSONO/Grafis, FAHMI

Berburu Kapal di Bukit Kepayang SEJAK 18 bulan lalu, Hadi Subro­to menggali sebuah bukit di Dusun Kepayang, Desa Ke­ lawi, Kecamatan Bakauheni, Lampung Selatan. Insinyur sipil berusia 36 ta­ hun itu tidak bekerja sendiri. Ia ditemani tiga warga setem­ pat. Ketika penggalian menca­ pai kedalaman 32 meter, pahat dan alat bor mereka memben­ tur logam keras. “Peralatan kami tidak mampu menem­ busnya, seperti membentur lempengan baja,” kata pemuda lajang itu, Selasa (5/2). Subroto menduga lempen­ gan baja tersebut adalah lam­ bung kapal uap yang terlem­ par saat Gunung Krakatau meletus tahun 1883 silam. Ia memperkirakan panjang bangkai kapal tersebut sekitar 83 meter dan lebar 15 me­

ter. Untuk memastikan bukit yang menyerupai kapal miring itu adalah kuburan kapal, ia menggunakan alat geolistrik yang bisa mendeteksi logam di bawah tanah. “Hasilnya memang ada logam di bawah sana,” ujar lulusan Fakultas Teknik Universitas Sumatera Utara tahun 2001 itu. Sejak awal penggalian, Su­ broto yang mengeluarkan biaya pribadi untuk menuntaskan rasa penasarannya itu punya analisis kuat dugaannya tidak meleset. Selama penggalian ia menemukan lima jenis batu berbeda, antara lain batu lokal, batu tup rajabasa, batu andesit gosong, dan batu apung alus. “Batu apung dan batu andesit gosong adanya hanya di Gunung Anak Krakatau. Material ini go­ song terbakar lava,” kata dia.

Ia juga menganalisis kapal yang terseret tsunami bersama material letusan Krakatau dan berhenti setelah menabrak puncak Bukit Kepayang setinggi 130 meter. “Kemungkinan kapal membentur bukit kemudian tertimbun tanah,” ujarnya. Pekerjaan Subroto meng­ ungkap sebagian kecil misteri letusan Krakatau mendapat tanggapan positif dari aparat pemerintah. Pemkab Lampung Selatan berencana menyisih­ kan sebagian anggaran untuk membiayai penemuan itu. “Ka­ lau penelitian independen ini terbukti, kami akan membahas anggarannya. Kawasan ini bisa menjadi aset daerah yang tak ternilai,” ujar Sekretaris Kabu­ paten Lampung Selatan Sutono saat meninjau lokasi tersebut dua hari lalu. (R4) n Aan Kridolaksono

Mance Pamitan ke Amien Rais MANTAN Ketua DPW PAN Lampung Abdurrachman Sar­ bini berpamitan ke Amien Rais, kemarin (5/2). Namun, Amien yang juga ketua Majelis Pertim­ bangan PAN itu sudah bertolak ke Yogyakarta sebelum bisa bertemu Mance—sapaan akrab Abdurrachman Sarbini. Mance ke kediaman Amien Rais bersama mantan Wakil Ketua Abdullah Sani. Sani yang dihubungi tadi malam mengat­ akan keinginan Mance bertemu Amien Rais untuk menjelaskan konstalasi politik internal PAN di Lampung. Selain itu, Mance juga ingin bersilaturahmi seka­ ligus berpamitan dan berterima kasih atas bimbingannya.

“Sayangnya, setibanya kami di Jakarta, Pak Amien Rais sudah bertolak ke Yogyakarta. Jadi tidak bisa bertemu. Kami memang tiba di Jakarta tadi sore (kemarin, red),” ujarnya. Namun, belum ada konfir­ masi keduanya akan ke Yogya­ karta atau menunggu Amien kembali ke Jakarta. Sani belum bisa memastikannya. Dia juga turut menyesalkan langkah DPP yang sepihak memutuskan pemberhentian Mance sebagai ketua DPW PAN Lampung. Pa­ dahal, baginya PAN di Lampung sudah sangat baik dan siap me­ menangkan target dua digit. “Kami sudah lama berjalan. Kalau bisa diperbaiki pelan-

pelan, kenapa enggak. Soal anaknya yang nyaleg dari par­ tai lain, dipastikan tidak akan merusak suara PAN,” ujarnya. Pada bagian lain, Wakil Ketua DPW PAN Lampung Ahmad Bas­ tari mengatakan penunjukan Alimin Abdullah sebagai plt. ketua DPW PAN Lampung atas dasar pemilihan dari DPP. “Yang mengatakan beberapa nama akan masuk seperti Her­ man dan lainnya itu spekulasi yang salah karena DPP sudah menunjuk plt. itu. PAN tidak mengenal muswil luar biasa karena muswil akan terjadi pada 2015 sehingga plt. ini akan bekerja sampai muswil tahun depan,” kata dia. (CR11/CR7/U1)

Pilgub Remote Control PROSES Pemilihan Gubernur (Pilgub) Lampung memasuki tahap darurat. Tahapan yang menentukan apakah penyeleng­ garaan pilgub berkualitas atau tidak. Ukuran kualitas ialah pe­ nyelenggaraan pilgub taat asas. Taat asas itulah sesungguh­ nya roh demokrasi. Jika pe­ nyelenggaraannya taat asas, berarti pilgub berkualitas. Se­ baliknya, pilgub divonis tidak n DP. RAHARJO berkualitas jika dengan kesadaran penuh menabrak selu­ ruh peraturan yang ada. Pilgub Lampung sepenuhnya dibiayai APBD 2014. Akan tetapi, dana APBD baru bisa dicairkan setelah Pemerintah Provinsi (Pemprov) dan Komisi Pemilihan Umum (KPU) meneken nota kesepahaman (memorandum of understan­ ding—MoU). Dana APBD yang dikucurkan kepada KPU itu masuk kategori hibah yang diatur dalam Surat Edaran Mendagri No. 900/2288/SJ tertanggal 10 Juni 2010. Ada dua poin penting surat edaran itu. Pertama, pencairan dana hibah dilakukan sekaligus atau secara bertahap maksimal dua kali sesuai dengan kebutuhan dan ketersediaan dana peme­rintah dae­ rah. Kedua, pencairan dana hibah dilakukan paling lambat satu bulan sebelum tahapan persiapan pemilihan dimulai. Perihal pencairan dana hibah itu dituangkan dalam Pasal 5 Ayat (1) draf MoU Pemprov dengan KPU Lampung yang sedia­nya diteken pada Selasa (4/2). Namun, MoU itu batal diteken kare­na KPU tidak sepakat jika dicantumkan pencairan dana hibah pa­ ling lambat satu bulan sebelum tahapan persiapan pilgub. Keberatan KPU bisa dipahami. KPU sudah terlalu maju mempersiapkan pilgub. Regulasi pilgub sudah disusun KPU sejak Februari 2013. Pendaftar bakal calon gubernur dan calon wakil gubernur pun sudah dilakukan. Jika surat edaran Mendagri menjadi patokan, mestinya persiapan pilgub baru boleh dilakukan minimal sebulan setelah MoU diteken. Ada sejumlah pertanyaan paling mendasar yang harus dijawab KPU Lampung. Apakah proses Pilgub Lampung yang dilakukan sejak Februari 2013 itu memiliki dasar hu­ kum yang kuat? Apakah dana yang dikeluarkan KPU untuk membiayai tahapan pilgub selama ini berasal dari sumber yang legal? Belum lagi terkait legalitas perpanjangan komi­ sioner KPU Lampung dan KPU kabupaten/kota yang dikait­ kan dengan pelaksanaan pilgub. Pada sisi lain, Pemprov Lampung juga patut diapre­ siasi karena kukuh menegakkan wibawa isi surat edaran Mendagri. Cuma, kita berharap kepatuhan Pemprov me­ negakkan wibawa peraturan tidak tebang pilih. Situasi darurat terkait proses pilgub harus dicarikan solusi. Pole­ mik terkait apakah pencairan dana hibah mendahului per­ siapan tahapan pilgub sama saja dengan mendiskusikan apakah ayam atau telur lebih dulu ada. Dalam situasi darurat seperti ini, elite politik Lampung harus memperlihatkan sikap kenegarawanan. Kita tidak bisa menafi­ kan bahwa tahapan pilgub sudah jauh berjalan dan sebaliknya ada aturan terkait dana hibah. Karena itu, jauh lebih elok bila tahapan pilgub tetap berjalan, proses hukum terkait komisio­ ner KPU tidak taat asas juga berjalan. Pilgub berkualitas sangat ditentukan para penyelenggara. Mereka jangan mau, apalagi merelakan diri, diatur pihak lain sehingga dengan tahu dan mau menabrak aturan. Jika hal tersebut terjadi, itu namanya pilgub remote control. n

OAS IS

Gula dan Jantung PENELITIAN terbaru yang dipublikasikan di jurnal JAMA In­ ternal Medicine mengungkapkan mengonsumsi terlalu banyak mi­ numan manis, makanan penutup, dan permen dapat meningkatkan risiko seseorang terkena serangan jantung. Temuan studi di Amerika Se­ rikat (AS) tersebut mengung­ n DP. RAHARJO kapkan bahwa dengan tingkat konsumsi yang setara dengan sekaleng minuman bersoda manis per hari membawa pengaruh pada peningkatan risiko kematian akibat penyakit jantung. Gula dipercaya da­ pat menyebabkan kenaikan berat badan yang berdampak buruk terhadap jantung. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) merekomendasikan kandungan gula dalam suatu produk minuman atau makan­ an tidak lebih dari 10% dari total asupan kalori total. “Tentu saja kita membutuhkan gula untuk kebutuhan ener­gi tubuh. Namun, ketika berlebihan, akan memicu naik­ nya berat badan yang pada gilirannya meningkatkan risiko penyakit jantung,” kata Profesor Naveed Sattar. (MI/U1)


±

±

CMYK

kamis, 6 febrUARI 2014

CMYK

±

2

LAMPUNG POST

DKPP Minta Kepastian Pilgub Ketegasan KPU dan Bawaslu sangat diperlukan agar masyarakat jangan sampai ribut, bahkan sampai berkelahi. Hesma Eryani

K

ETUA Dewan Kehor­ matan Penyelenggara Pemilu (DKPP) Jimly Asshiddiqie meminta KPU RI dan Bawaslu RI memberi kepastian kepada masyarakat Lampung terkait jadwal Pemi­ lihan Gubernur Lampung. KPU RI juga harus memberikan kepastian terkait legalitas KPU Lampung. Menurutnya, apa yang terja­ di di Lampung saat ini adalah menyangkut teknis pelaksana­ an pilgub, tidak ada kaitan­ nya dengan persoalan kode etik penyelenggara pemilu. Harus ditanyakan kepada KPU Pusat dan KPU Lampung mengapa penyelenggaraan pilgub di Lampung menjadi tidak ada kepastian seperti sekarang. “Padahal kepastian itu sangat diperlukan,” kata Jimly, saat ditemui di Jakarta, Rabu (5/2). Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi ini menegaskan masyarakat harus diberi kepas­ tian terkait pelaksaan pilgub, jadi atau tidak. Ketegasan KPU dan Bawaslu diperlukan agar jangan sampai masyarakat menjadi ribut, bahkan sampai berkelahi. “Kalau sampai masyarakat berkelahi, siapa yang ber­

tanggung jawab? Pemerintah, KPU, Pemprov, atau gubernur? Mereka harus menjawab itu,” kata Jimly. DKPP, kata dia, tidak meng­ urusi persoalan teknis jadwal pemilukada. Silakan tanya ke­ pada KPU Pusat dan Bawaslu Pusat, karena itu menyangkut teknis pelaksanaan pilgub. DK­ PPU hanya mengurusi hal–hal terkait kode etik yang dilaku­ kan komisioner KPU. Dia juga mengatakan KPU RI perlu memberi kepastian terkait posisi komisioner KPU Lampung saat ini. KPU Pusat harus memberi ketegasan apakah KPU Lampung seka­ rang ini harus diganti atau tidak, mengingat dalam waktu dekat digelar pemilu legislatif dan KPU harus fokus pada penyelenggaraan agenda na­ sional tersebut. “Kalau ngurus pilgub saja mereka tidak becus, bagaimana mau menyeleng­ garakan pileg atau mengurus negara?” katanya. DKPP Tolak Gugatan DKPP menolak gugatan Front Aksi Anti-Gratifikasi (Fagas) Lampung dan Lem­ baga Aspirasi Masyarakat dan Analisa Pembangunan (Lam­ bang) Lampung. Pemohon menggugat terkait dugaan

pelanggaran kode etik yang dilakukan lima komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lampung. Penolakan gugatan GMLB tersebut disampaikan da­ lam Surat DKPP No. 114/PPL/ DKPP/II/2014 kepada Fagas dan Lambang yang dikirim pada 3 Februari 2014. Dalam surat yang ditandatangani Kepala Biro Administrasi DKPP Ahmad Khumaidi itu, disampaikan berdasarkan hasil analisis materiel yang dihadiri anggota DKPP, Nur Hidayat Sardini, Nelson Si­ manjuntak, dan Ida Budhiati, memutuskan gugatan tidak memenuhi unsur pelangga­ ran kode etik penyelenggara pemilu. Alasan inilah yang menyebabkan DKPP tidak memproses pengaduan dua ormas Lampung itu. Koordinator Fagas Lampung Fadli Khoms mempertanya­ kan keputusan DKPP yang menolak gugatan lembaganya. Padahal, KPU Lampung sudah terbukti dua kali gagal meng­ gelar pemilihan gubernur. “Tidak melanggar kode etik bagaimana?” ujar Fadli, saat dijumpai di kantor DPRD Ban­ dar Lampung, kemarin. Menurutnya, DKPP sehar­ usnya memanggil terlebih dulu lima komisioner KPU Lampung untuk memproses dugaan pelanggaran terse­ but. (CR11/U3)

hesmaeryani@lampungpost.co.id

n LAMPUNG POST/IKHSAN DWI NUR SATRIO

KUNJUNGAN AMALSYAH. Mantan Danrem 043/Garuda Hitam Kolonel Czi. Amalsyah Tarmizi berkunjung ke Lampung Post, Rabu (5/2). Kunjungan tersebut membicarakan terkait pilgub tahun ini.

Pokja Awasi Netralitas TNI/Polri dalam Pemilu SEJUMLAH kelompok sipil membentuk kelompok kerja (pokja) untuk memantau netralitas aktor keamanan, seperti TNI, Polri, dan Badan Intelijen Negara pada Pemilu 2014. Hal ini dilakukan agar pesta demokrasi itu berjalan jurdil tanpa ada intervensi kepentingan. “Pokja ini memiliki beberapa program dalam melakukan pengawasan dan sam­ pai penyelenggaraan Pemilu 2014,” kata Koordinator Komisi untuk Orang Hilang dan Tindak Kekerasan (Kontras) Haris Azhar, usai kegiatan deklarasi yang dige­ lar di kantor Kontras, Jakarta, Rabu (5/2). Menurut dia, anggota Pokja Netrali­ tas Aktor Keamanan pada Pemilu 2014 merupakan jaringan aktivis, akademisi,

L i n ta s

HITUNG MUNDUR PILGUB LAMPUNG

27 FEBRUARI 2014

21 HARI LAGI

Bachtiar Larang Pilkakam Tahun 2014 BUPATI Tulangbawang Barat Bachtiar Basri tidak mengizinkan pemilihan kepala kampung (pilkakam) digelar pada 2014. Hal ter­ sebut mengacu dengan Surat Edaran Mendagri No. 140/7635/PMD Tanggal 8 November 2013 tentang Pemilihan Kepala Kampung/ Desa. “Karena berbarengan dengan Pemilu 2014, semua pemilihan kepala kampung ditunda sampai 2015. Kepala kampung yang habis masa jabatannya akan ditunjuk penjabat sementara,” kata Bupati, melalui Kabag Tapem A. Hariyanto, saat ditemui Lampung Post, di kantor Bupati setempat, kemarin (5/2). (MER/U3)

Caleg PKS Akui Usir Panwascam

CALON anggota legislatif asal PKS, Efan Tolani, mengakui telah mengusir anggota Panitia Pengawas Kecamatan (Panwascam) Pe­ sisir Tengah saat menggelar pertemuan dengan tim sukses. Efan beralasan pertemuan yang dilakukan di rumah keluarganya itu bukan sosialisasi dan anggota panwascam tidak mengenakan atribut dan tanda pengenal. Hal tersebut disampaikan Efan da­ lam klarifikasi di kantor Panwaslu Lampung Barat, Selasa (4/2). Ketua Panwaslu Lambar Radityo Ariadi Nugroho mengata­ kan panwaslu akan mendalami pengakuan Efan. (RIF/U3)

hingga jurnalis yang tersebar di hampir setiap provinsi di Indonesia dan akan terus diperluas jejaringnya. Dia menjelaskan program dan kegiatan dari Pokja Netralitas Aktor Keamanan Pemilu 2014 di antaranya pembentu­ kan posko pengaduan ketidaknetralan aktor keamanan di daerah. Pokja juga melakukan sosialisasi dan roadshow berkaitan dengan efektif dan pentingnya pengawasan publik untuk menjaga agar penyelenggaraan pemilu bebas intervensi aktor keamanan. Selain itu, pokja juga akan memper­ barui informasi terkait dengan situasi dan kondisi serta pergerakan dari aktor keamanan dari masing-masing daerah.

Selain itu, melakukan audiensi dengan pemangku kepentingan ataupun penye­ lenggara pemilu, baik KPU, Bawaslu, pimpinan partai politik peserta pemilu, pimpinan MPR, DPR, DPD, menteri per­ tahanan, pimpinan institusi keamanan, Polri maupun TNI hingga BIN. “Pokja juga akan melakukan evaluasi se­ cara periodik, khususnya berkaitan de­ngan pelaksanaan pemilu, khususnya menjelang pileg maupun pilpres,” ujarnya. Demokratisasi yang dibangun seharus­ nya menuju pada profesionalitas masingmasing institusi dalam pelayanan ke setiap warga negara dengan menerapkan kesetaraan serta menempatkan supremasi sipil. (ANT/U3)


±

±

CMYK

NASIONAL kamis, 6 februari 2014 LAMPUNG POST

CMYK

±

Adnan Buyung Nasution (Pengacara Anas)

INTERNASIONAL

Anas baru cerita tentang kongres, bagaimana dia bisa menang. Tidak lupa Anas juga mengatakan membantu SBY menang jadi (ketua) dewan pembina. Akan dibuka semua peran orang yang ikut di kongres nanti oleh Anas. Tadi nama Ibas sudah disebut.

3

Anas Mulai Buka-bukaan Kliennya menjelaskan ke penyidik KPK bahwa pernah mendapat tugas-tugas khusus untuk mengamankan isu kasus korupsi Bank Century di DPR. Padli Ramdan

K

OMISI Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali memeriksa mantan Ketua Umum Partai Demokrat Anas Urbaningrum sebagai tersangka dalam kasus tindak pidana korupsi penerimaan gratifikasi proyek Pusdiklat Hambalang dan proyek-proyek lainnya saat menjabat sebagai anggota DPR, Rabu (5/2). Anas datang ke gedung KPK mengenakan kemeja putih berbalut rompi tah­ anan. Dia diperiksa penyidik selama lima jam. Mantan Ketua Umum PBHMI ini mulai buka-bukaan terkait peran Sekretaris Jenderal Partai Demokrat Edhie Baskoro Yu­ dhoyono. Dia pun membuka peran SBY dalam kongres Partai Demokrat 2010. Usai diperiksa, Anas men­ jelaskan ditanya terkait materi Kongres Partai Demokrat di Bandung. Anas menyebut dua tokoh penting yang berperan dalam kongres yaitu Susilo Bambang Yudhoyono yang

terpilih menjadi ketua dewan pembina dan Ibas yang menja­ bat sebagai ketua panitia peng­ arah (sterring committee). “Bagaimana proses kongres juga fungsi dan SC-nya. Kemu­ dian, tentang hasil kongres bukan hanya ketua umum, melainkan juga ketua dewan pembina (yang dimenangi SBY). Juga ada AD/ART, pro­ gram kerja dalam satu ke­ satuan yang utuh. Yang jelas, ada progres dan kemajuan dalam pemeriksaan, mudahmudahan ke depan makin lancar,” kata Anas. Pernyataan Anas diper­ kuat oleh keterangan kuasa hukumnya, Adnan Buyung Nasution. Adnan mengata­ kan Anas diperiksa tentang Kongres Partai Demokrat. Anas tahu banyak tentang pelaksanaan kongres dan akan membongkar itu se­ mua. Dengan demikian, akan membuat dugaan gratifikasi Hambalang ke kongres akan terang benderang, menjerat aktor intelektual di balik du­ gaan korupsi itu.

“Anas baru cerita tentang kongres, bagaimana dia bisa menang. Tidak lupa Anas juga mengatakan membantu SBY menang menjadi (ketua) dewan pembina. Akan dibuka semua peran orang yang ikut di kongres nanti oleh Anas. Tadi nama Ibas sudah di­ sebut,” kata dia. Kuasa hukum Anas Urba­ ningrum, Firman Wijaya, mengatakan ada fakta lain yang menarik, yaitu saat pe­ meriksaan, Anas menjelaskan saat menjadi ketua Fraksi Par­ tai Demokrat di DPR, menda­ pat tugas-tugas khusus, salah satunya mengamankan kasus tindak pidana korupsi pembe­ rian fasilitas pinjaman jangka pendek (FPJP) dan penetapan PT Bank Century sebagai bank gagal berdampak sistemik, agar tidak menyeret nama Susilo Bambang Yudhoyono. “Dia menjalankan tugas fung­ si di luar tugas ketua fraksi, salah satunya terkait Century. Detailnya nanti, saya minta Anas yang menjelaskan ke teman-teman media,” ujar dia. Juru Bicara KPK Johan Budi mengatakan pemeriksaan Ibas bergantung seberapa penting keterangan yang di­ ungkap oleh Anas dan butuh diklarifikasi. (MI/U3)

padliramdan@lampungpost.co.id

n ANTARA/SURYANTO

KELUAR RS SETELAH 7 TAHUN. Siti Nur Jazilla atau yang lebih dikenal dengan Lisa menjawab pertanyaan wartawan usai perpisahan dengan tim dokter di RSUD dr. Soetomo, Surabaya, Jatim, Rabu (5/2). Lisa diizinkan untuk hidup di luar rumah sakit setelah menjalani operasi rekonstruksi wajah sebanyak 17 kali selama tujuh tahun akibat tersiram air keras pada 2006.

Anak-Anak Jadi Tameng di Perang Suriah PBB menuding kedua kubu dalam konflik di Suriah telah melakukan pelanggaran de­ ngan melibatkan anak-anak dalam kekerasan perang sipil. Hal tersebut diungkap PBB da­ lam laporan yang baru dirilis. Dalam dokumen laporan tersebut PBB mencatat anakanak mengalami penderitaan yang besar akibat konflik se­ lama tiga tahun terakhir. Sekretaris Jenderal PBB Ban Ki Moon menegaskan tentara dan kelompok militan propemerintah bertanggung jawab atas penangkapan, pe­ nahanan, dan penyiksaan

Di sisi lain, kurangnya pen­ didikan dan kesempatan kerja, serta tekanan sahabat juga menjadi faktor penentu para remaja yang mengungsi untuk bergabung dengan militan oposisi melawan pemerintah. “Ada laporan konsisten ten­ tang perekrutan dan peng­ gunaan oleh kelompok afiliasi Tentara Pembebasan Suriah (FSA), tetapi itu tidak dilaku­ kan sebagai kebijakan atau sistematis,” kata Ban. Selain itu, PBB pun tidak mencatat ada laporan perekru­ tan anak-anak secara formal untuk menjadi tentara. Na­ mun, kelompok propemerintah dan para tentara dilaporkan mengintimidasi dan menarik remaja pria muda, sebagian di bawah usia 18 tahun, untuk bergabung bersama mereka di pos pemeriksaan dan penyer­ buan. (MI/U3)

sewenang-wenang terhadap anak-anak. “Menggunakan anak-anak sebagai tameng manusia,” kata Ban. “Penderi­ taan anak-anak di Suriah sejak konflik merebak, seperti dido­ kumentasikan dalam laporan ini, tidak dapat diucapkan dan tidak dapat diterima.” Di sisi lain kelompok mili­ tan antipemerintah merekrut anak-anak untuk dijadikan te nt a r a m e l awa n r e z i m Bashar al-Assad. Laporan itu merupakan rangkaian pengamatan PBB sejak 1 Maret 2011, sampai dengan 15 November 2013. (MI/U3)


±

±

CMYK

HUMANIORA kamis, 6 februari 2014

±

CMYK Harpain (Dekan FKIP UBL) “Kepala sekolah harus mengendalikan keadaan ini, mengawasi agar guru-guru yang dipimpinnya memberikan nilai yang objektif.”

4

LAMPUNG POST

40 Siswa SMA PGRI 1 Pekalongan Belajar Jurnalistik

KronikA Budaya

Latih Ekspresi Bahasa Hati PENGAMAT budaya dari Institut Hindu Dharma Negeri (IHDN) Denpasar Ketut Sumadi menilai masyarakat Bali yang menulis aksara Bali telah melatih mengekspresikan bahasa hatinya yang tulus kepada orang lain. “Hakikat suatu aksara (huruf) dan penulisannya terletak pada bagaimana cara untuk menuliskan bunyi dalam sistem bahasa ke dalam simbol huruf,” kata Direktur Program Doktor Ilmu Agama Pascasarjana IHDN Denpasar itu, Rabu (5/2). Menurut dia, bagaimana orang lain yang datang ke Bali bisa mencintai seni budaya Bali dengan sepenuh hati. Seba­ liknya, orang Bali tidak bisa menulis dengan Aksara Bali. Hal itu didorong oleh meningkatnya pola pikir pragmatis, yang melihat sesuatu lebih menekankan sisi manfaat praktis dan menguntungkan secara finansial, serta lemahnya sikap kritis orang Bali menyikapi desakan ideologi pasar. (MI/S2)

Kenalkan Budaya lewat Pameran Buku INDONESIA akan menjadi tamu kehormatan dalam Frank­ furt Book Fair 2015, yang merupakan ajang perhelatan buku terbesar di dunia. Selain untuk menampilkan sisi intelektual bangsa Indonesia, ajang tersebut bisa dimanfaatkan untuk mengenalkan kebudayaan Indonesia kepada dunia. Hal itu disampaikan Wakil Presiden Boediono saat menerima Presi­ den Frankfurt Book Fair (FBF) Jergen Boos dan Vice President Claudia Kaiser di Istana Wakil Presiden Jakarta, kemarin. Turut hadir mendampingi Wapres, Wakil Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Bidang Kebudayaan Wiendu Nuryanti, Duta Besar Indonesia untuk Jerman Fauzi Bowo, dan pendahulunya Eddy Pratomo. Boediono berharap Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) dapat bekerja keras mem­ persiapkannya. “Kami memandang pameran buku Frankfurt sangat penting. Bukan hanya bagi penerbit, melainkan juga untuk mengenalkan kebudayaan kami,” ujar Wapres. (MI/S2)

Curhat melalui Cerpen PENULIS sastra dan jurnalis muda Abdian Rachman men­ curahkan isi hati dan pengalaman pribadi melalui kumpulan cerita pendek (cerpen) berjudul Perempuan dalam Sakaya yang diluncurkan di Kota Palu, pekan lalu. Abdian, usai peluncuran kumpulan cerpen di perpustakaan mini, Nemu, mengaku beberapa cerpen di dalam buku setebal 83 halaman adalah penggalan kisah pribadinya, entah itu romansa percintaan ataupun kehidupan sosial masyarakat yang dialaminya. Namun, secara khusus, dia mencurahkan kegetiran kisah asmara yang dialaminya pada cerpen berjudul Perempuan dalam Sakaya. Sakaya dalam bahasa lokal di sebuah daerah di Kabupaten Donggala, berarti sampan atau perahu. (MI/S2) Cerpenis kelahiran Donggala, 7 Juni 1988, ini menceritakan kisah cinta yang dialaminya harus kandas karena perempuan yang dikasihinya meninggalkannya tanpa pesan dan alasan jelas. Kegalauan hati yang ia alami dituangkan ke dalam sosok Dabo yang menganggap ibunya adalah laut. (MI/S2)

n LAMPUNG POST/INSAN ARES

KUNJUNGI LAMPOST. Sebanyak 40 Siswa dari kelas XI dan XII SMA PGRI 1 Pekalongan, Lampung Timur, melakukan kunjungan jurnalistik dan diskusi ke harian umum Lampung Post, Rabu (5/2). Dalam kunjungan itu Hasyihin, bagian promosi, dan Redaktur Humaniora Lukman Hakim memberi pembekalan ilmu jurnalistik sampai proses pembuatan koran.

Kelulusan, Pembobotan Nilai Rapor 70% Banyak nilai rapor tahun lalu kurang objektif. Guru sengaja memberi nilai rapor besar untuk membantu siswa lulus UN. Delima Natalia Napitupulu

P

EMBOBOTAN nilai rapor dalam menentukan ke­ lulusan siswa SMP dan SMA yang akan mengikuti ujian nasional (UN) tahun ini sebesar 70%. Persentase itu meningkat jika dibandingkan tahun lalu yang hanya sebesar 60%. Nilai rapor tersebut diperoleh dari akumulasi nilai rapor semes­ ter I hingga V. Nilai rapor itu kemudian diakumulasi de­ ngan nilai ujian sekolah (US) yang berbobot 30%. Sekretaris Dinas Pendidikan Provinsi Lampung Siti Maida­ suri mengatakan peningka­ tan pembobotan nilai rapor tersebut merupakan bentuk penghargaan terhadap para guru. “Ini bukti pemerin­

tah yang makin menghargai layanan pendidikan yang diberikan guru selama proses belajar-mengajar di kelas,” kata Maida, Rabu (5/2). Dengan mutu layanan pen­ didikan yang makin kondusif, Maida optimistis Lampung mampu mengikuti UN dengan baik. Melalui persiapan dan pendalaman materi, calon peserta UN diprediksi bisa mengerjakan soal UN tanpa kesulitan berarti. Mengenai target, kata dia, minimal Lampung masih masuk lima besar dalam ting­ kat kelulusan UN secara na­ sional. “Untuk mempertahan­ kan prestasi seperti ini juga tidak mudah, perlu peran serta dari semua pihak, ter­ masuk orang tua,” kata dia.

Mantan guru yang pernah mengajar di daerah terpencil itu mengjelaskan penyeleng­ garaan pendidikan memang tanggung jawab pemerintah. Namun, pemerintah bukan satu-satunya pihak yang harus mengemban tanggung jawab itu. Peran serta orang tua dan masyarakat juga sangat dibutuhkan dalam mendu­ kung layanan pendidikan bagi siswa. Kontrol Penilaian Peningkatan pembobotan nilai rapor disambut baik oleh pengamat pendidikan, Harpain. Dekan Fakultas Pen­ didikan dan Ilmu Keguruan (FKIP) Universitas Bandar Lampung (UBL) itu mengata­ kan guru adalah pihak yang paling mengetahui kemam­ puan siswanya. Menurut dia, memberi nilai dan evaluasi atas siswa merupakan hak prerogatif guru. “Yang paling berhak memberi penilaian

guru, bukan pihak lainnya,” kata dia. Namun, naiknya pembo­ botan nilai rapor harus men­ junjung tinggi nilai kejujuran. Menurut pengamatannya, banyak nilai rapor tahun lalu kurang objektif. Ada guru yang sengaja memberi nilai rapor yang besar untuk mem­ bantu siswa lulus UN. Hal ini tentu tidak terpuji karena nilai yang diberikan tidak sesuai dengan kemam­ puan siswa yang sebenarnya. Harpain mengatakan fungsi kepemimpinan dan penga­ wasan kepala sekolah (kepsek) harus dijalankan. Sebagai pemimpin dari para guru di sekolahnya, kepsek turut bertanggung jawab atas nilai yang diberikan pada siswa. Dia menegaskan peningkat­an pembobotan nilai rapor harus dibarengi dengan pe­ningkatan kejujuran guru. (S2)

delimanapitupulu@lampungpost.

IMPLEMENTASI ilmu jurnalis­ tik sangat penting bagi proses belajar-mengajar di kalangan siswa, khususnya di tingkat SMA. Hal itulah yang membuat siswa SMA PGRI 1 Pekalongan, Lampung Timur, belajar jur­ nalistik dengan melakukan kunjungan ke Lampung Post, Rabu (5/2). Kunjungan yang diikuti 40 siswa kelas XI dan kelas XII IPA dan IPS itu didampingi sembilan guru. Mereka de­ ngan seksama mendengarkan penjelasan tentang dunia jurnalistik yang disampaikan redaktur humaniora Lukman Hakim dan Hasyihin dari bagian promosi Lampung Post. Menurut Kepala SMA PGRI 1 Pekalongan Munawar, kunjung­ an bertujuan merefleksikan perapan pelajaran ilmu jurnal­ istik dan lingkup kinerja pers di sekolah yang diakomodasi dalam pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) dan Bahasa Indonesia. Dalam pelajaran itu dima­ terikan tentang serba-serbi dunia pers, perihal surat kabar, pencarian berita di lapangan, hingga efek pemberitaan ter­ hadap kehidupan masyarakat. “Dari kunjungan ini siswa ingin mengetahui secara lang­ sung proses penerbitan surat kabar, mulai dari berita yang dikumpulkan reporter atau wartawan, proses produksi, sampai koran di tangan pem­ baca,” kata dia, di aula per­ temuan Lampung Post. Munawar menganggap pen­ ting kunjungan ini karena para siswa dapat menerapkan se­ cara riil tentang media massa sehingga dapat memberi man­ faat dan melengkapi teori yang telah didapat di sekolah. “Lampung Post, dilihat isi berita dan kinerja wartawannya sangat baik baik. (CR13/S2))

Unila segera Buka Program Doktor n ANTARA/NOVERADIKA

PAMERAN KOLABORASI. Pengunjung mengamati karya yang dipamerkan di Bentara Budaya Yogyakarta, Rabu (5/2). Pameran dengan tajuk Open Artisan oleh komunitas Living With Art (Liwar) yang merupakan pameran kolaborasi beragam orang dengan latar belakang yang berbeda-beda, seperti pelukis, pembuat keramik amatir, psikolog, insinyur kimia, tukang kayu, arsitek, dan lainnya, berlangsung hingga 12 Februari 2014.

Disdik Provinsi Lampung Siapkan UAS SD/MI DINAS Pendidikan Provinsi Lampung masih mengum­ pulkan data jumlah peserta ujian sekolah (US) sekolah dasar/madrasah ibtidaiah (SD/MI) yang akan digelar 19—25 Mei mendatang. Disdik juga menyiapkan anggaran Rp4 miliar untuk melaksanakan agenda tahu­ nan itu. Data dipegang Disdik ka­ bupaten/kota dan belum disetor kepada kami (Disdik provinsi, red). Mereka masih meng-input data-data dari sekolah ke sekolah,” kata Siti Maidasuri, di ruang ker­ janya, kemarin siang. Menurut Siti, Disdik P rov i n s i L a mp u n g s i a p melaksanakan US yang per­ tama pascadihapuskannya ujian nasional (UN) oleh Pemerintah Pusat. Dia men­ jelaskan pihaknya juga akan melaksanakan ujian Paket A dan ujian akhir nasional (UAN) SMP dan SMA yang

akan dilaksanakan Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan (LPMP). Sejauh ini, kata dia, Disdik belum mengetahui pasti jum­ lah siswa yang akan mengi­ kuti US tingkat SD. Disdik masih melakukan pendataan siswa dan mempersiapkan aplikasi pendataan untuk kemudian dimasukan daftar nominatif tetap (DNT). “Walaupun belum masuk datanya secara keseluruhan, peserta US diperkirakan tidak jauh dengan jumlah UN tahun lalu, yaitu berjumlah 154.224 siswa dari 15 kabu­ paten/kota,” kata dia. Disinggung anggaran un­ tuk pelaksanaan US SD/MI/ SDLB dan Paket A, Siti men­ jelaskan sesuai surat Mendik­ bud Nomor 192843/MPK.A/ KR/2013 yang dikeluarkan 5 Desember lalu, pihak Disdik provinsi sudah mendapatkan anggaran pada APBD provinsi Rp4 miliar. (CR13/S-2)

U N I V E R S I TA S L a m p u n g (Unila) tahun ini siap men­ erima mahasiswa program S-3 atau doktoral untuk bi­ dang pertanian dan ekono­ mi. Pernyataan tersebut di­ sampaikan langsung Rektor Unila Sugeng P. Harianto usai me­n erima kunjungan tokoh adat Papua di ruang kerjanya, kemarin. Sugeng mengungkapkan mandat untuk menyelengga­ rakan program S-3 pertanian dan ekonomi baru diterima Unila beberapa hari yang lalu dari Direktorat Jenderal Perguruan Tinggi (Dikti). “Sebenarnya sudah cukup lama Unila mengajukan dibu­ kanya program S-3, tetapi baru sekarang mendapatkan mandat untuk menyelengga­ rakan,” ujar dia. Sugeng juga menjelaskan selain program S-3 untuk Fakultas Pertanian (FP) dan Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) yang pengajuannya

sudah disetujui, pembukaan program S-3 untuk FKIP, FMIPA, dan FH telah diaju­ kan dan tengah menunggu keputusan dari Dikti. Secara teknis Sugeng mengungkap­ kan tengah berkoordinasi dengan jajaranya di program Pascasarjana Unila. Ditemui di ruang kerjanya, di hari yang sama, Direktur Pascasarjana Unila Sudjarwo membenarkan dirinya te­ ngah mempersiapkan secara teknis untuk pembukaan program doktoral di Unila. “Program doktoral bidang pertanian dan ekonomi akan dibuka pendaftarannya ta­ hun ini,” ujar dia. Secara teknis, Sudjarwo menjelaskan nantinya pro­ gram doktoral tersebut akan di bawah koordinasi program pascasarjana yang dirinya pimpin. Namun, untuk pe­ nyelenggaraan pendidikan akan dilakukan di level fakul­ tas. (*/S-2)

n ANTARA/IRSAN MULYADII

EWINDO BANTU PENGUNGSI SINABUNG. Managing Director PT East West Seed Indonesia (Ewindo) Glenn Pardede (kiri) bersama Direktur Afrizal Gindow (kedua kiri) menyantap jagung rebus bersama anak-anak pengungsi erupsi Gunung Sinabung, di posko pengungsian Lau Gumba, Brastagi, Karo, Sumut, Selasa (4/2). Ewindo menyerahkan bantuan siap saji.

Minat Siswa Laki-Laki pada Seni Tari Rendah KETERTARIKAN siswa laki-laki pada seni tari sangat rendah. Padahal, seni tari akan me­ ngasah soft skill siswa. Kepala SMPN 22 Bandar Lampung Rita Ningsih mengatakan siswa laki-laki di sekolahnya terlihat kurang berminat bergabung ke ekstrakurikuler (ekskul) tari. Ia memerinci, dari 150 siswa yang tergabung dalam ekskul itu, siswa laki-laki hanya berjumlah 30 orang. “Siswa laki-laki suka­ nya bergabung di ekskul olahra­

ga. Kalau di tari sangat sedikit,” kata Rita, Rabu (5/2) pagi. Dia mengatakan kebanya­ kan siswanya baru mengenal seni tari secara mendalam di tingkat SMP. Momen ini dimanfaatkan sebaik-baiknya untuk menggugah minat siswa di bidang seni tersebut. Ekskul tari SMPN 22 Bandar Lampung yang kerap membawakan tari Lampung di beberapa event penting di Lampung, merupa­ kan ajang pengenalan budaya

pada siswa. Sambil menyelam minum air. Sambil mengasah soft skill juga sembari meles­ tarikan budaya,” kata Rita. Ekskul tari tersebut kerap mengajarkan tari tradisional Lampung, seperti sigeg pengun­ ten dan bedana. Menariknya, suguhan tarian yang dibawa­ kan para siswa, diiringi alat musik tradisional Lampung, gamolan. Alat musik tersebut kebanyakan dimainkan siswa laki-laki. (IMA/S2)


kamis, 6 februari 2014 LAMPUNG POST

BANDAR LAMPUNG 5

Kejati Periksa 29 Saksi

L i n ta s Simpan 7 Paket Sabu, Buruh Ditangkap RIAN Hidayat (32), buruh, warga Jalan Danau Toba, Surabaya, Kedaton, Bandar Lampung, ditangkap petugas Satuan Narkoba Polresta Bandar Lampung di rumahnya, Selasa (4/2), karena menyimpan tujuh paket sabu-sabu. Kasat Narkoba Polresta Bandar Lampung Kompol Sunaryoto mengatakan tersangka ditangkap atas informasi dari masyarakat kalau rumah tersangka sering dijadikan tempat transaksi narkoba. “Setelah diselidiki, ternyata benar dan petugas langsung menggerebek lokasi itu. Dari tersangka, petugas menyita tujuh paket sabu-sabu serta alat isap atau bong,” kata Sunaryoto, di kantornya, Rabu (5/2). Kepada polisi, Rian mengaku membeli satu 1 sabu-sabu senilai Rp1 juta dari RH yang hingga kini belum tertangkap. Kemudian, paket itu dia pecah kembali menjadi tujuh paket kecil yang akan dijual Rp200 ribu/paket. “RH melarikan diri dan masih dalam pengejaran,” ujar Kompol Sunaryoto. Sementara itu, Rian mengaku biasa mengedarkan narkoba di wilayah Kedaton dan sekitarnya. Selain mengedarkan narkoba, Rian juga mengaku sebagai pengguna. Akibat perbuatannya itu, Rian bakal dijerat Pasal 114 Ayat (1) Subpasal 112 Ayat (1) UU No. 35 Tahun 2009 tentang Narkotika dengan ancaman minimal 5 tahun dan maksimal 20 tahun penjara. (AMR/K3)

Pemeriksaan kali ini tidak berhubungan dengan berkas Berti Astuti, karena berkasnya sendiri telah siap dilimpahkan Agus Hermanto

P

6 Warga Berjudi Sambil Pesta Narkoba PETUGAS Polsek Tanjungkarang Barat menggerebek sebuah rumah di Sumberrejo, Kemiling, Selasa (4/2), yang diduga menjadi tempat perjudian. Saat menggerebek rumah itu, polisi juga menemukan sabu-sabu dan alat isap sabu (bong). Sayangnya, pada penggerebekan itu polisi hanya berhasil menangkap Subandi (35), warga Jalan Imam Bonjol, Gang Bayur, Kemiling, Bandar Lampung. Sementara lima tersangka lain yang ikut berjudi dan pesta narkoba di tempat itu melarikan diri, tetapi identitasnya sudah diketahui, yakni RIY, YNO, EKO, DAH, dan MAS. “Kami mendapat informasi kalau lokasi itu sering menjadi tempat berjudi. Saat datang ke sana, hanya satu yang tertangkap karena dia sedang tidur. Yang lainnya kabur dan masih dalam pengejaran,” kata Kapolsek Tanjungkarang Barat Kompol Ketut Suryana, di kantornya, kemarin. Sementara itu, Subandi mengatakan rekan-rekannya kabur melalui pintu belakang dan jendela. Akibat perbuatannya itu, tersangka bakal dijerat Pasal 303 KUHP tentang Perjudian dengan ancaman 4 tahun penjara dan Pasal 114 Ayat (1) Subpasal 112 Ayat (1) UU 35/2009 tentang Narkotika dengan ancaman maksimal 20 tahun penjara. (AMR/K3)

n LAMPUNG POST/HENDRIVAN GUMAY

PENGGELAPAN UANG. Terdakwa Nila Natalia (29) divonis 20 bulan penjara pada perkara tindak pidana penggelapan dalam jabatan saat sidang di PN Tanjungkarang, Rabu (5/2). Nila terbukti menggelapkan uang perusahaan ekspedisi CV Titipan Kilat sebanyak Rp506,9 juta dalam kurun waktu 2011—2013, saat ia bekerja sebagai kasir.

Mantan Kasir Tiki Divonis 20 Bulan TERDAKWA Nila Natalia (29) dijatuhi hukuman 1 tahun 8 bulan penjara pada perkara tindak pidana penggelapan dalam jabatan saat sidang yang dipimpin Majelis Hakim F.X. Supriyadi, di Pengadilan Negeri (PN) Tanjungkarang, Rabu (5/2). Terdakwa Nila merupakan mantan pegawai CV Titipan Kilat (Tiki) dinyatakan terbukti bersalah melakukan penggelapan uang milik perusahaan sebesar Rp506,9 juta. Tindakan penggelapan tersebut dilakukan terdakwa sejak Februari 2011 saat terdakwa diangkat sebagai kasir di CV Tiki yang bertugas meneriman setoran dan mencatat pemasuk­ an dan pengeluaran perusa-

haan ekspedisi tersebut. Modus yang dilakukan terdakwa dengan tidak melaporkan dan menyetorkan semua setoran dari agen-agen Tiki dan sebagian uangnya dipergunakan untuk keperluan pribadi. Pada 2011, terdakwa berhasil menggelapkan uang setoran sebanyak Rp73,8 juta. Lalu, pada 2012, senilai Rp226,8 juta dan pada 2013 Rp204,5 juta, sehingga dalam kurun waktu tiga tahun tersangka berhasil menggelapkan uang perusahaan sejumlah Rp506,9 juta. Vonis yang diterima terdak­ wa Nila Natalia ini lebih ri­ ngan dari tuntutan jaksa yang semula menuntut dia 2 tahun 6 bulan.

Menurut pengacara R. Iwan Ameeroeddien sebagai kuasa hukum CV Tiki, pada awalnya pihak perusahaan sudah mengupayakan penyelesaian secara kekeluargaan. Namun, terdakwa tidak menepati janji untuk menggan­ ti uang yang digelapkannya tersebut. Hingga akhirnya perusahaan menempuh jalur hukum. Iwan juga mengatakan sa­ ngat menyayangkan vonis hukuman yang diterima terdakwa hanya 1 tahun 8 bulan. Selain itu, selama pemeriksa­ an kepolisian dan kejaksaan, ter­d akwa hanya dikenakan ta­­hanan kota dan baru pada pro­ ses pengadilan ditahan di rumah tahanan Way Huwi. (FAN/HER/K2)

n LAMPUNG POST/ZAINUDDIN

Polisi Diminta Tangkap Dalang Pembuang Kakek hidup sejahtera lahir dan batin, bertempat tinggal, mendapatkan lingkungan hidup yang baik dan sehat, serta berhak memperoleh pelayanan kesehatan. Dia juga meminta pelaku dijerat Pasal 190 Ayat (1) dan 2 UU No. 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan, dan Pasal 306 Ayat (2) subsider Pasal 304 KUHP tentang Pene ­ lantaran Orang hingga menyebabkan korban meninggal dunia. Selain itu, Pasal 340 KUHP tentang Pembunuhan Berencana juga bisa dikenakan. “Jadi, polisi harus menuntaskan kasus ini seadil mungkin,” ujar dia. Pada aksi kemarin, peng­ unjuk rasa menyatakan tiga sikap dan tuntutan. Pertama, mendorong serta mengawal proses hukum yang sedang berjalan demi terciptanya keadilan yang seadil-adilnya. Kedua, mengusut aktor utama pelaku pembuangan dan mencopot direktur rumah sakit. Terakhir, RSUD harus memperbaiki standar ope­ rasional pelayanan rumah sakit beserta sumber daya manusianya. (BOY/K3)

Dalami Keterangan Dalam pemeriksaan awal, alur pencairan tersebut baru sebatas keterangan dari tiga orang, yakni Syahadat, Berti Astuti, dan Zulkarnaen. “Nah, di sini kami sedang mendalami keterangan dari tiga orang tersebut,” kata dia. Pemeriksaan kali ini tidak

USUT PEMBUANGAN PASIEN. Massa aksi dari Aliansi Prodemokrasi menggelar orasi di Tugu Adipura, Bandar Lampung, Rabu (5/2). Dalam aksi tersebut mereka meminta pengusutan aktor utama pelaku pembuangan pasien dan perbaikan standar operasional pelayanan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) A. Dadi Tjokrodipo.

MASSA yang tergabung dalam Aliansi Pro-Demokrasi (APD) menggelar aksi di Tugu Adipura, Bandar Lampung, Rabu (5/2). Mereka mendesak polisi segera menangkap dalang pembuangan kakek dari RSUD A. Dadi Tjokrodipo ke sebuah gubuk di Sukadanaham, Senin (20/1). Koordinator APD Achmad Rojali mengatakan kasus ini merupakan tindak pidana kejahatan berat serta telah melanggar HAM karena menyebabkan hilangnya nyawa seseorang. “Kami belum puas atas tertangkapnya para pelaku kare­na yang menyuruh mere­ ka melakukan perbuatan keji tersebut belum tertangkap,” kata Rojali, kemarin. Apalagi, ujar dia, untuk menutupi kejahatannya, para pelaku telah meng­ubah bentuk mobil dengan mencopot stiker ambulans dan mencabut rotator. Perbuatan ini, menurut dia, melanggar kewajiban rumah sakit sebagai pelayan masyarakat serta melanggar Pasal 28H Ayat (1) UUD 1945 bahwa setiap orang berhak

E N Y I D I K Ke j a k s a n Ting­g i (Kejati) Lampung memeriksa 29 saksi untuk melengkapi berkas dugaan korupsi dana tunjangan profesi (sertifikasi, red) tahun 2012 senilai Rp7,7 miliar dengan tersangka Zulkarnaen, bekas kepala Dinas Pendidikan Lampung Utara. Para saksi tersebut dipe­ riksa bersamaan di kantor Kejaksaan Negeri Kotabumi, Lampung Utara (Lampura), Rabu (5/2). Tim pemeriksa­nya terdiri dari empat penyidik Kejati dibantu beberapa penyidik dari Kejari Lampura. “Ada beberapa saksi yang tidak hadir karena tugas. Namun, diberitahukan juga kepada kami jika saksi yang tidak hadir mau memberikan keterangan pada hari berikutnya. Pertanyaan yang diajukan kepada saksi hampir sama antara saksi satu dan lainnya,” kata Heru Widjatmiko, kasi Penerangan Hukum Kejati Lampung. Saksi keseluruhan adalah pegawai negeri, seperti guru, Dinas Pendidikan, dan sekretariatan pemerintah atau dari berbagai instansi, sesuai tugas pokok dan fungsi dalam kaitannya dana tersebut. Tidak ada dari eksternal kare­na penyidik mencari alur pencairan dana sertifikasi.

berhubungan dengan berkas tersangka Berti Astuti, kare­ na berkasnya sendiri telah siap untuk dilimpahkan ke Pengadilan Tipikor Tanjungkarang. Namun, pemeriksaan saksi untuk melengkapi berkas tersangka Zulkarnaen yang saat ini masih dalam pemberkasan. “Tidak ada hubungannya dengan berkas tersangka BA, tuntutan tidak dapat diubah lagi, kecuali jika ada bukti dan keterangan baru. Itu pun akan kami lihat dalam fakta persidangan. Kalau pemeriksaan ini, murni untuk melengkapi berkas tersangka Z,” kata Heru. Dugaan awal keterlibatan Z, dari beberapa kali pemeriksaan terdahulu dan keterangan tersangka BA, ada beberapa peran dalam memuluskan tindak pidana korupsi sertifikasi. Tidak hanya itu, terdapat beberapa bukti lain berupa dokumen yang mengarah pada keterlibatan Z. Sebelum ditetapkan menjadi tersangka, Z menjalani pemeriksaan sebagai saksi sebanyak dua kali. Dalam setiap pemeriksaan tersebut, Z selalu datang menggunakan kursi roda dan didampingi dua kuasa hukumnya. Dia juga merupakan terpidana 16 bulan perkara korupsi DAK bidang pendidikan Kabupaten Lampura bersama Umar Muchtar. “Kalau Z-nya sendiri belum kami periksa sebagai tersangka. Pemeriksaannya akan dilakukan pada akhir kelengkapan berkas. Sebab, kami butuhkan keterangan saksi dulu sebagai bahan pemeriksaan terhadap tersangka,” kata dia. (K2)

agushermanto@lampungpost.co.id

Pasal Sama, Tuntutan Berbeda

n LAMPUNG POST/ZAINUDDIN

TINJAU KESIAPAN PAM MANTAB BRATA. Brigjen Pol. Suro Jauhari dari Mabes Polri memperagakan cara menggunakan borgol terhadap pelaku kejahatan di hadapan anggota Satuan Sabhara Polresta Bandar Lampung, saat meninjau kesiapan Pam Mantab Brata Polresta Bandar Lampung, Rabu (5/2).

Pedagang Keluhkan TPS Pasar Tugu PEDAGANG mengeluhkan lokasi tempat penampungan sementara (TPS) Pasar Tugu, Bandar Lampung, yang becek dan atapnya bocor saat musim hujan. “Areal TPS ini kumuh, apala­ gi kalau musim hujan. Becek semua,” kata Rudi (35), salah satu pedagang, di TPS Pasar Tugu, Rabu (5/2). Rudi dan pedagang lainnya berharap pengembang, yakni PT Prabu Artha, memperbaiki lokasi TPS agar pedagang dan pembeli bisa nyaman sebelum renovasi selesai. Dia menambahkan gedung baru di bagian belakang Pasar

Tugu juga masih digenangi air yang mengeluarkan bau busuk. “Kami pun kasih lele dige­ nangan air ini. Kan memang lumayan luas dan lebar. Oleh sebab itu, kami kasih lele sekitar 3 kilo. Buat mancing juga bisa,” kata Rudi. Sementara itu, Direktur PT Prabu Artha Ferry Soelisthio mengatakan akan segera meng­i nstruksikan bawahannya untuk memperbaiki TPS agar pedagang bisa lebih nyaman. “Ya secepatnya akan kami perbaiki TPS-nya. Rabu atau Kamis, saya akan meninjau lokasi TPS,” kata Ferry, saat

dihubungi, kemarin. Ferry juga memastikan renovasi Pasar Tugu akan dimulai kembali sesuai janjinya kepada Pemkot Bandar Lampung, pada 8 Februari 2014. “Kami start mulai 8 Februari, saya jamin. Walaupun material bangunan belum datang, kami akan tetap memulai pemba­ ngunan 8 Februari,” kata dia. Selain Pasar Tugu, PT Prabu Artha juga akan melanjutkan renovasi di Pasar SMEP pada 8 Maret 2014. Anggota Komisi B DPRD Bandar Lampung Hamonangan Napitupulu meminta pengembang menepati janjinya. (RIC/K3)

DALAM sidang agenda tuntutan di Pengadilan Tipikor Tanjungkarang, Rabu (5/2), Jaksa Ardi menuntut dua mantan karyawan PT Perusahaan Perdagangan Indonesia (PPI) dengan pidana berbeda, terdakwa Didi Aryadi (44) dituntut selama 4 tahun dan Carwanto (31) selama 3 tahun. Namun, pasal yang diterapkan jaksa pada kedua terdakwa adalah sama, yakni melanggar Pasal 3 jo Pasal 18 Ayat (1) UU RI No. 31 Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tipikor. “Menjatuhkan pidana penjara terhadap terdakwa Didi Aryadi selama 4 tahun dan denda Rp50 juta subsider 3 bulan, uang pengganti sebesar Rp942 juta, jika tidak dibayar akan diganti dengan pidana penjara selama 2 tahun,” kata Jaksa Ardi. Sementara terdakwa Carwanto dituntut selama 3 tahun dan denda Rp50 juta, serta uang pengganti sebesar Rp262 juta, jika dalam waktu satu bulan terdakwa tidak mengembalikan kerugian negara, diganti dengan pidana penjara selama 8 bulan penjara.

Di hadapan Ketua Maje­lis Hakim Sutadji, jaksa membeberkan kronologis yang disimpulkan dari fakta persidangan kasus yang melibatkan Didi berlangsung pada 2012 saat ia menjabat sebagai kepala gudang Unilever, PT PPI cabang Depo Telukbetung. PT Unilever Indonesia mengirimkan barang ke gudang dan dilakukan bongkar-muat, dengan terdakwa yang melakukan pengawasan langsung. Kemudian pertengahan Juli 2012, pihak Satuan Pe­ meriksaan Intern (SPI) me­ lakukan opname stok barang di subcabang Telukbetung. Menyadari itu, terdakwa segera memerintahkan saksi M. Novrianto melakukan perubahan data dengan penambahan sebesar Rp120 juta agar dapat menyamakan stok data yang ada. Setelah itu, pada akhir Juli 2012, terjadi alih tugas kepala gudang. Namun, pada awal September 2012 sebelum sertijab, dilakukan pengecekan ulang di gudang dan ditemukan selisih senilai Rp942 juta. (HER/K2)


BANDAR

Kamis, 6 Februari 2014 LAMPUNG POST

Berlian Tihang (Sekretaris Provinsi Lampung)

LAMPUNG

“Dengan dijadikannya Lampung sebagai tempat pembuatan kapal perang, tenaga kerja bakal banyak terserap, sehingga perekonomian masyarakat bisa meningkat.”

6

l i n tas Wakasal Tinjau Pembuatan Kapal Perang WAKIL Kepala Staf Angkatan Laut (Wakasal) Laksamana Madya TNI Hari Bowo meninjau pembuatan kapal perang jenis LST (landing ship tank) di Panjang, Rabu (4/2). Menurut Hari, kapal perang yang dibuat perusahaan lokal Lampung, yakni PT Daya Radar Utama, ini diharapkan mampu mengangkut sedikitnya 15 unit tank kelas berat, seperti tank Leopard atau tank Gambot, yang bobotnya di atas 50 ton dalam sekali berlayar. “Ini merupakan rencana jangka pendek TNI AL dalam melengkapi peralatan tempur dari dalam dan luar negeri. Hari ini kami mau melihat bagaimana perkembangannya,” ujarnya. Mengenai persenjataannya, Hari belum bisa memastikan apakah akan didatangkan dari luar atau dalam negeri. Sementara itu, Sekprov Lampung Berlian Tihang bersyukur TNI AL memercayakan pembuatan kapal perang ini di Lampung. Dengan dijadikannya Lampung sebagai tempat pembuatan kapal perang, kata Berlian, tenaga kerja bakal banyak terserap sehingga perekonomian masyarakat bisa meningkat. (CR7/K3)

Petugas Lapangan Harus Diasuransikan WALI Kota Bandar Lampung Herman H.N. menginstruksikan seluruh satuan kerja agar memberikan asuransi jiwa kepada petugas atau pegawai lapangan di satuan kerja masing-masing. Menurut Herman, petugas lapangan memiliki risiko kerja cukup tinggi. Misalnya, petugas Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) yang selalu menangani kebakaran atau bencana alam, serta petugas Dinas Kebersihan dan Pertamanan (Disbertam) yang sering berada di ketinggian saat memangkas pohon. “Ya, risikonya tinggi pekerja lapangan ini. Takut terjadi kecelakaan atau seperti apa makanya harus kami berikan asuransi,” kata Herman, saat rakor SKPD di Gedung Semergou, Selasa (4/2). Selain memberikan asuransi, Herman juga meminta Disbertam menambah personel penebang pohon. Menanggapi ini, Kepala Disbertam Bandar Lampung Budiman mengatakan pihaknya kesulitan mencari personel penebang pohon. (RIC/K3)

Walhi Tingkatkan Advokasi Lingkungan WALHI Lampung pada 2014 berkomitmen meningkatkan kinerja dalam advokasi lingkungan hidup. Walhi juga meningkatkan pendampingan serta mengawal permasalahan terkait publik di Lampung. Direktur Eksekutif Walhi Lampung Bejoe Dewangga, Rabu (5/2), mengatakan hal ini sejalan dengan hasil konsultasi daerah lingkungan hidup (KDLH) 2013. Hasil KDLH itu juga merekomendasikan adanya perubahan komposisi eksekutif daerah (ED) Walhi Lampung. Walhi Lampung dengan dukungan Walhi nasional memprgramkan penelitian implementasi program (MP3EI) koridor Sumatera, khususnya di Lampung. (ANT/K1)

PEMBUATAN KAPAL PERANG Wakil Kepala Staf Angkatan Laut (Wakasal) Laksamana Madya TNI Hari Bowo (depan) bersama rombongan meninjau pembuatan kapal angkut Tank-3 milik TNI Angkatan Laut di Panjang, Bandar Lampung, Rabu (5/2).

n LAMPUNG POST/ZAINUDDIN

RSUDAM Siap Diperiksa RSUDAM menagih utang Jamkesda Pemkot senilai Rp7,9 miliar sesuai pelayanan kepada pemilik kartu Jamkesda yang berobat. Wandi Barboy

M

ANAJEMEN Rumah Sakit Umum Daerah Abdul Moeloek (RSUDAM) siap diperiksa Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) maupun Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terkait utang Jamkesda Pemkot Bandar Lampung kepada RSUDAM. Menurut Kepala Bagian Pe­ rencanaan dan Rekam Medik RSUDAM Elitha M. Utari, pihak RSUDAM tidak pernah menggelembungkan dana tagihan Jamkesda kepada Pemkot. RSUDAM, ujar dia, menagih utang Jamkesda Pemkot senilai Rp7,9 miliar sesuai pelayanan

kepada pemilik kartu Jamkesda yang berobat di RSUDAM. Pihak RSUDAM juga, menurut dia, memberikan pelayanan kepada penerima Jamkesda yang memenuhi syarat seperti memiliki kartu Jamkesda dari Pemkot, fotokopi KTP, dan kartu keluarga (KK) yang identitasnya sama seperti di kartu Jamkesda. “Kalau itu ada semua, ya kami memberikan pelayanan seperti pada pasien lainnya. Kalau ada yang meragukan data kami, silakan saja jika ada yang ingin melaporkan ke KPK atau BPK. Kami siap saja,” kata Elitha, di ruang kerjanya, Rabu (5/2).

Verifikator Independen Elitha menambahkan pihak

RSUDAM hanya meminta haknya dari Pemkot Bandar Lampung untuk pelayanan pasien Jamkesda pada Juli—Desember 2013. Klaim yang dilakukan selama ini pun dilakukan verifikator independen yang ditunjuk langsung oleh Dinas Kesehatan Bandar Lampung. Klaim juga selalu di­serahkan setiap bulannya kepada Dinas Kesehatan. “Penagihan ini telah melalui proses panjang. Kami juga tidak mungkin menagih yang tidak sesuai dengan kenyataan. Semua sudah sesuai,” kata dia. Sementara itu, kemarin Dinas Kesehatan Bandar Lampung mendatangi RSUDAM untuk meminta data klaim Jamkesda yang belum dibayar Pemkot senilai Rp7,9 miliar. RSUDAM, ujar Elitha, membuka pintu seluas-luasnya kepada Pemkot yang ingin memverifikasi data pengguna Jamkesda di RSUDAM maupun yang mau

menginvestigasi persoalan ini. “Kami tidak tahu ada kesalah­ an data atau apa. Yang jelas, RSUDAM selama ini hanya memberikan pelayanan sesuai kesepakatan dan persyaratan,” ujarnya. Sebelumnya, Plt. Kepala Din­k es Kota Bandar Lampung Amran mengatakan akan menurunkan tim ke RSUDAM untuk memeriksa data penggunaan Jamkesda di rumah sakit milik Pemprov Lampung itu. Selain itu, Dinkes juga akan mendatangi rumah warga yang menggunakan program Jamkesda di RSUDAM selama periode Juli—Desember 2013. “Pak Wali kan minta datanya by name by address. Ya nanti kami akan datangi rumah-rumah warga itu, benar enggak berobat atau rujuk ke rumah sakit Abdul Moeloek menggunakan Jamkesda,” kata dia. Wali Kota Bandar Lampung

Herman H.N. juga menduga data pengguna Jamkesda di RSUDAM pada periode Juli—Desember 2013 dipermainkan sehingga utang Jamkesda Pemkot pada RSUDAM mencapai Rp7,9 miliar. Dengan jumlah tersebut, artinya setiap bulan Pemkot berutang Rp1,3 miliar hingga Rp1,5 miliar ke RSUDAM. “Bisa jadi ada permainan data. Sepertinya enggak mungkin kalau datanya jelas. Jangan sampai ada warga lain dari luar Kota Bandar Lampung masuk tanggungan Pemkot Bandar Lampung,” ujar Herman, saat rakor SKPD di Gedung Semergou, Senin (3/2). Apabila terbukti ada permainan data atau penggelembungan dana utang Jamkesda kepada RSUDAM ini, Pemkot akan melaporkannya ke aparat yang berwenang. (RIC/K3)

wandibarboy@lampungpost.co.id

Satu Guru SDN 2 Rawalaut Dipindahkan

n LAMPUNG POST/ZAINUDDIN

TEMUI GURU SDN 2 RAWALAUT. Wali Kota Bandar Lampung Herman H.N. menghadiri pertemuan dengan guru SDN 2 Rawalaut atas mosi tidak percaya guru terhadap kepala sekolah, di aula sekolah tersebut, Rabu (5/2).

LSM Dapat Dana Bantuan Rp200 Juta PEMERINTAH Provinsi (Pemprov) Lampung melalui Badan Kesbangpol menyiapkan anggaran Rp200 juta untuk bantuan kepada lembaga swadaya masyarakat (LSM) se-Lampung. Menurut Kepala Badan Kesbangpol Lampung Qudratul Ikhwan, dana tersebut akan diberikan kepada LSM yang mengajukan permohonan. Besarannya pun tidak bisa disamaratakan karena harus sesuai dengan kebutuhan saat pengusulan. LSM penerima dana ini pun tidak bisa sembarang­an karena harus merupakan LSM yang diakui di tingkat provinsi sesuai UndangUndang No. 17 tahun 2013 te nt a n g O rg a n i s a s i Ke masyarakatan. Dalam aturan itu, LSM yang diakui harus memenuhi beberapa kriteria, seperti memiliki struktur kepeng­ urusan 25% dari jumlah kabupaten atau minimal terdapat kepengurusan di empat kabupaten.

“Kalau tidak ada 25 persen kepengurusan, berarti tidak diakui tingkat provinsi. Begitu juga LSM yang diakui secara nasional, harus memiliki kepengurusan minimal 25 persen dari jumlah provinsi di Indonesia,” kata Qudratul, di ruang rapat gubernur, Selasa (4/2). LSM juga, menurut dia, memiliki masa berlaku surat keterangan terdaftar (SKT). Jika SKT-nya habis, LSM tersebut harus mengurusnya kembali dengan melampirkan struktur kepengurusan dari tingkat kabupaten. Qudratul menambahkan bila diakui di tingkat provinsi, LSM tersebut bisa dengan mudah mengakses kegiatan hingga tingkat kabupaten. LSM itu juga bisa mendapat alokasi dana dari APBD provinsi jika usulannya disetujui. “Kalau kami memberikan anggaran ke LSM yang ternyata tidak diakui, itu termasuk pelanggaran. Bisa masuk temuan BPK,” ujarnya. (CR7/K3)

WALI Kota Bandar Lampung Herman H.N. melakukan mutasi salah satu guru SDN 2 Rawalaut (Teladan) Bandar Lampung. Hal ini dilakukan setelah dirinya melakukan inspeksi mendadak (sidak) di sekolah tersebut terkait mosi tidak percaya atas kepemimpin­an kepala sekolah setempat. Dalam kunjungannya, Herman menggelar pertemuan de­ngan sejumlah guru, kepala se­kolah, pengawas dari Dinas Pen­d idikan (Disdik) di aula SDN 2 Rawalaut, Rabu (5/2).

Namun, saat Wali Kota memberi penga­rahan, tiba-tiba sa­ lah satu guru me­nyanggahnya. Hal ini lantas mendapat respons keras darinya. “Jangan dipotong dulu omong­ an saya. Di sekolah ini kan lagi ada permasalahan. Saya mutasikan kamu. Kalau ada pimpinan lagi bicara itu didengerin dulu, jangan main potong saja,” kata Herman H.N., kemarin, di aula SDN 2 Rawalaut kepada guru yang menyanggah pengarahannya. Guru bersangkutan diketahui bernama Fitri Hayati.

Menurut Herman, saat diri­ nya memberikan pengarahan, sejumlah guru harus tenang dulu dan dengarkan secara saksama dan jangan memotong ucapannya. Wali Kota Bandar Lampung tersebut menyatakan apabila ada pimpinan saat bicara, harus didengarkan dulu. “Saya ini pimpinan kamu, dengerin dulu omongan saya. Atasan dan bawahan harus saling menghargai,” kata dia. Usai pertemuan itu, Herman memang menginstruksikan agar Fitri Hayati dipindahkan

dan diminta untuk memilih sekolah mana yang akan ditempati. “Saya serahkan ke dia (Fitri Hayati) untuk memilih sekolah mana yang nanti menjadi tempat dia mengajar, ini karena saya enggak bisa cabut ucapan saya, sebab itu harus mutasi. Nanti saya SK-kan,” ujarnya. Tentang mosi tidak percaya kepada Kepala Sekolah Andasia Malyana, Herman masih memberikan peluang kepadanya untuk tetap memimpin sekolah ini. Namun, kepala sekolah harus meminta maaf. (RIC/S3)

na pa s k ota

Dari Siomay Membiayai Anak Kuliah SEORANG perempuan muda tengah menunggu pesanannya di bawah sebatang pohon besar di Jalan Wolter Monginsidi, Pengajaran, Telukbetung Utara, Senin (5/2). Di dekatnya, perempuan berkerudung hitam itu tampak berjibaku dengan panasnya uap dari penggorengan untuk melayani pembeli. Tak lama, siomay yang digoreng dan ditata di piring itu pun dibubuhi bumbu kacang kental dan sedikit kecap. Siomay siap dihidangkan. Sudah tiga bulan ini, Isnaini berjualan siomay membantu suaminya, Maman, yang berjualan keliling. Bagi perempuan kelahiran Branti, Natar, Lampung Selatan, 45 tahun silam itu, berdagang siomay sudah dilakoni suaminya selama 15 tahun. “Saya sudah merasakan pahit getirnya jualan siomay sama suami,” ujarnya sambil menghela napas. Ibu empat anak itu mengaku bersyukur bisa membiayai kuliah satu anaknya di perguruan tinggi swasta di Lampung. Bah-

kan, putra sulungnya sudah tamat dari D-3 Amik Master Komputer. Selain itu, dia juga masih memerlukan biaya untuk si bungsu yang masih duduk di bangku kelas I SD. Apalagi, rumah tinggal mereka saat ini di Sukamandi, Pengajaran, Telukbetung Utara, masih menyewa seharga Rp1,8 juta per tahun. Selain berjualan siomay seharga Rp1.000 per potong, Isnaini juga berjualan es cappucino cincau. “Es ini juga tambahan untuk hidup. Namanya kebutuhan anak masih banyak,” kata Isnaini. Siomay buatan Isnaini cukup dikenal orang dan sudah memiliki banyak pelanggan. Setiap minggu, pihak Bumi Kedaton selalu memesan siomay buatannya. Tak jarang, masyarakat yang hendak menggelar pesta juga memesan siomaynya. “Saya bersyukur bisa hidup cukup dari siomay ini,” ujar Isnaini sambil menyeka peluhnya. Dia bersyukur anak-anaknya bisa sekolah meski kedua orang tuanya hanya mencari nafkah

n LAMPUNG POST/WANDI BARBOY

Isnaini menyiapkan seporsi somay untuk pembelinya di Jalan Wolter Monginsidi, Pengajaran, Telukbetung Utara, Senin (5/2). Isnaini bekerja keras untuk membantu suami membiayai kuliah anaknya. dari berjualan siomay. Karena itu, dia berkeinginan menyekolahkan anak-anaknya setinggi mungkin, tidak seperti dirinya yang tidak berpendidikan. “Orang pintar saja dipinterin orang, apalagi yang bodoh,” ujarnya. Setiap hari, Isnaini mulai pukul 03.00 memper-

siapkan bumbu siomaynya. Selain untuk dijualnya sendiri, dia juga menyiapkan siomay untuk dijual suami dan empat pedagang siomay lain yang mengambil dagangannya. Di tempatnya mangkal, biasanya Isnaini menggelar dagangan pukul 11.00 hingga

18.00. Dari usaha siomay ini, dia mendapat omzet Rp120 ribu hingga Rp150 ribu. Sementara dari cappucino cincau dia mendapat tambahan Rp50 ribu per hari. Dia berharap usahanya semakin maju dan memiliki lokasi dagang yang baik. (K3) n Wandi Barboy


TER Kamis, 6 februari 2014 LAMPUNG POST

PONG

PELAYANAN PUBLIK

7

Antisipasi Bencana, BPBD Siagakan Telepon 24 Jam

n LAMPUNG POST/HENDRIVAN GUMAY

PELAYANAN TELEPON SIAGA BENCANA. BPBD Kota Bandar Lampung giat menyosialisasikan ke masyarakat, kelurahan, maupun kecamatan tentang pelayanan nomor telepon BPBD dalam mengantisipasi bencana di 0721-252741.

Personel BPBD dengan damkar langsung mendatangi lokasi kejadian setelah mendapat informasi. Ricky P. Marly

A

NCAMAN bencana eko­ logis yang banyak ter­ jadi di berbagai wilayah di Tanah Air disikapi Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Bandar Lam­ pung dengan bersiap siaga 24 jam dalam menangani dan meng­ antisipasi bencana di Kota Tapis Berseri. Salah satu bencana yang sering terjadi di Bandar Lampung yakni kebakaran. Hingga awal Februari 2014, sudah lebih dari lima kali ke­ bakaran terjadi dan memakan satu korban tewas di Kelurahan Gu­ nungmas, Telukbetung Selatan. Untuk mengantisipasi kejadian kebakaran agar tidak meluas dan merembet ke rumah-rumah warga

lainnya atau menimbulkan korban jiwa, BPBD Bandar Lampung me­ nyiagakan telepon 0721- 252741 untuk posko induk (kantor BPBD). Hal ini agar kejadian kebakaran bisa langsung ditangani BPBD. Personel BPBD dengan mobil pemadam kebakaran (damkar) akan langsung mendatangi lokasi kejadian setelah mendapat infor­ masi kebakaran dari masyarakat. “Ka­rena kami juga sebetulnya tidak bisa bergerak kalau tidak ada infor­ masi dari masyarakat. Dalam hi­ tungan menit, kami akan datang ke lokasi kebakaran setelah mendapat informasi,” kata Sekretaris BPBD Kota Bandar Lampung Erwin, di ruang kerjanya, Rabu (5/2). Erwin menambahkan selain menempatkan damkar dan per­ sonelnya di posko induk BPBD

di Jalan Kapten Piere Tendean, Tambah Pos Jaga Bandar Lampung, pihaknya juga Menurut Erwin, ke depan BPBD menempatkan pos jaga BPBD di berencana menambah pos jaga di lima kecamatan. Kecamatan Sukabumi. Sebab, se­ Pos jaga 24 jam yang ditempat­ lain lokasi di kecamatan tersebut kan di kantor kecamatan tersebut terlalu jauh dari posko induk, di yakni di Kecamatan Tanjung­ wilayah setempat akses jalannya karang Timur dengan nomor tele­ juga rusak dan tidak lancar. “Ya, pon 0721-7631115, karena jalannya Kecamatan Kemiling N jelek juga. Jadi, N o m o r Te l e p o n Po s 0721-7631116, Keca­ Jaga BPBD tahun ini kami matan Labuhanratu berencana akan Telepon Pos Jaga 0721-7631117, Keca­ menempatkan TanjungkarangTimur 7631115 matan Telukbetung pos jaga di Ke­ Kemiling 7631116 Utara 0721-7631118, camatan Suka­ Labuhanratu 7631117 dan Kecamatan Bumi­ bumi,” ujarnya. Telukbetung Utara 7631118 waras 0721-7631119 Dia menam­ Bumiwaras 7631119 “Penempatan posbahkan kini Pos Induk 252741 pos jaga ini untuk pihaknya mem­ rentang kendali agar punyai 11 mobil l o k a s i ke b a k a r a n damkar. Lima lebih cepat diatasi oleh damkar. mobil damkar masing-masing Soalnya, kalau langsung dari posko ditempatkan di pos jaga keca­ induk (kantor BPBD), terlalu jauh matan dan enam mobil damkar dari lokasi kebakaran di kecamat­ ditempatkan atau siaga di posko an-kecamatan,” ujarnya. induk (kantor BPBD). “Seharus­

nya, memang 20 kecamatan yang ada ini memiliki satu pos jaga dan satu mobil damkar. Namun, kami hanya memiliki 11 mobil damkar,” kata dia. Menurut Erwin, selain bisa menghubungi nomor atau hotline BPBD di pos jaga atau di posko induk , masyarakat pun bisa langsung menghubungi di no­ mor telepon 113 yang terpusat di Jakarta. “Namun, untuk Kota Bandar Lampung agar lebih cepat dan langsung mendatangi lokasi keba­ karan, cukup menghubungi nomor telepon di posko induk atau pos jaga kecamatan,” kata dia. Berdasarkan data di BPBD Ban­ dar Lampung, hingga pekan per­ tama Februari 2014, sudah terjadi 10 kali kebakaran di lokasi yang berbeda dan terdapat satu orang meninggal dunia. (K10)

rickymarly@lampungpost.co.id

BPBD pun Bersiap Hadapi Banjir SELAIN bersiaga menghadapi bencana kebakaran, BPBD Kota Bandar Lampung juga siaga terhadap ancaman bencana alam lainnya seperti banjir. Sekre­ taris BPBD Kota Bandar Lampung Erwin mengatakan ketika hujan mengguyur Kota Bandar Lampung, tim respons cepat (TRC) sudah berkeliling di daerah rawan banjir. . Tim tersebut berkeliling di sejumlah kecamatan maupun kelurahan. Ketika melihat lokasi yang banyak tergenang air dan diperkirakan akan ban­ jir, tim tersebut akan berkoordinasi dengan tim di pos penjagaan di lokasi tersebut atau di beberapa kecamatan terdekat. Tim juga kemudian melapor ke pos induk di kantor BPBD. Setelah mengetahui titik tersebut berpotensi banjir, pos induk dan pos jaga di keca­ matan akan langsung turun ke lokasi. “Ya, tim kami ketika belum terjadi banjir pun sudah berpatroli. Ketika ada laporan banjir, tim kami akan bergerak cepat ke lokasi,” kata Erwin, di ruang kerjanya, kemarin (5/2). Menurutnya, saat ada banjir, tim dari pos penjaga­a n di beberapa kecamatan juga akan

membantu warga dalam keadaan banjir tersebut. Pihaknya pun membantu warga dalam pembersi­ han drainase yang tersumbat dengan menyedot air dengan mesin pompa ketika banjir terjadi. Begitu juga jika terjadi longsor, selain menge­ vakuasi korban, pihaknya pun melakukan evakuasi terhadap barang-barang milik warga yang tertim­ bun longsor. Selain itu, akan mendirikan valbed (tempat tidur), tenda keluarga, tenda pleton, dan lainnya jika diperlukan. Saat ini BPBD memiliki 120 anggota satuan tugas (satgas) untuk membantu korban banjir, longsor, maupun kebakaran. “Dari 120 petugas itu, dibagi tiga kelompok satgas, yakni satgas A, B, dan C yang masing-masing beranggotakan 40 orang,” ujarnya. Berdasar data di BPBD, sepanjang Januari— Desember 2013 terjadi 83 kebakaran, 22 banjir, 13 tanah longsor, 2 kali puting beliung, dan 136 kejadian pohon tumbang. Dari semua kejadian bencana tersebut, pada tahun 2013 ada 4 warga yang mengalami luka ringan, 7 luka berat, dan 5 meninggal. (RIC/K10)

nLAMPUNG POST/HENDRIVAN GUMAY

SIAGA BENCANA. Petugas BPBD memadamkan api saat kebakaran di daerah Labuhandalam, Tanjungsenang, Bandar Lampung, beberapa waktu lalu. Selain bersiaga menghadapi bencana kebakaran, BPBD Kota Bandar Lampung juga siaga terhadap ancaman bencana alam lainnya seperti banjir.


± ±

± ±

CMYK CMYK

± ±

CMYK

RAGAM kamis, 6 februari 2014

LAMPUNG POST

8

SIAPA MENGAPA

BURAS

± ± Malas Rapat

Dana Saksi, Kian Tipis Harapan!

KEGIATAN rapat antarinstansi sangat diperlukan karena pekerjaan yang akan dikerjakan melibatkan semua pihak. Untuk itu, perlu koordinasi agar apa yang harus diker­ jakan, siapa melakukan n LAMPUNG POST/DOK apa, bagaimana caranya, dan bertanggung jawab kepada siapa menjadi jelas. “Namun, kalau rapat hanya asbun saja, malas saya, ngapain,” kata Kepala Dinas Kominfo Sutoto kemarin. Menurut Sutoto, yang menjabat kelima kalinya sebagai kepala Dinas Kominfo Lampung ini, saat rapat hendaknya semua peserta fokus membahas masalah sehingga dapat mengambil keputusan. “Jangan pula peserta rapat hanya dihadiri pegawai yang tidak bisa mengambil keputusan. Wah susah jadinya,” kata alumnus Pascasarjana Hukum Unila ini. Mantan Kepala Badan Perpustakaan, Arsip, dan Dokumentasi Daerah Provinsi Lampung ini mengatakan soal pekerjaan hendaknya dijerit-jeritkan. Ini penting agar semua orang tahu apa yang akan dikerjakan. “Kalau enggak dijeritin mana ada orang tahu. Berarti pejabat itu takut atau khawatir ditanyain atau dikejar orang banyak,” ujar Sutoto, yang dekat dengan insan pers Lampung ini. (UMB/U1)

“ M E N T E R I D a l a m Ne ge r i Gamawan Fauzi memastikan pemerintah belum menyetujui dana saksi parpol di tempat pemungutan suara (TPS) pada Pemilu 2014!” ujar Umar. “Belum ada pembahasan lebih lanjut, termasuk rancangan perpres-nya, kata­ Gamawan.” (Kompas.com, 5/2) “Dengan pernyataan itu terkesan kian tipis harapan adanya dana untuk saksi par­ pol di TPS sekitar Rp700 miliar yang ditanggung negara!” ujar Amir. “Dana saksi itu pertama kali ditolak oleh Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh! Penolakan sa­m a dilakukan

PDIP lewat Sekretaris Jenderal Tjahjo Kumolo! Bahkan, kata Tjahjo, kalau pemerintah menyebutkan gagasan dana saksi itu berdasar usul dari parpol, diminta pemerintah menyebutkan parpol mana yang minta dana saksi itu!” “Pernyataan Gamawan itu cenderung mengarah ke Koalisi Masyarakat Sipil yang menolak penggunaan uang rakyat di APBN untuk kepentingan partai politik! Koalisi mendesak KPK untuk menjalankan peran pencegah­ an korupsi, yang kemudian KPK mengingatkan dana saksi itu rawan korupsi!” kata Umar. “Surya Paloh tegas menyatakan

H. Bambang Eka Wijaya lebih baik uang rakyat itu digunakan untuk membantu korban bencana alam!” “Saksi parpol di TPS diperlukan oleh parpol untuk menjaga agar perolehan suaranya tidak dicurangi! Keperluan ini didasarkan pengalaman era Orde Baru, kecurangan dalam pemilu dilakukan sejak proses penghitungan suara di TPS!” ujar Amir. “Untuk itu,

saksi mengikuti kegiatan di TPS sejak pemungutan suara sampai selesai penghitungan hasilnya! Selesai penghitungan suara, kepada saksi diberikan formulis C-1 berisi rekapitulasi suara di TPS! Lewat formulir itu yang dikumpul dari semua TPS, parpol bisa mengetahui hasil pemilu, sekaligus menjaga keutuhan suaranya pada tahapan proses penghitungan selanjutnya, dari KPPS di kelurahan, kecamatan, kabupaten/ kota, provinsi, sampai pusat!” “Saksi parpol di TPS dengan demikian menjadi kepen­tingan

Add on: facebook.com/buraslampost

Perkosa Plastik

± ±

KPK Temukan Celah Korupsi Dana Haji

± ±

KOMISI Pemberantasan Korupsi mulai menyelidiki dugaan korupsi dalam pengelolaan dana haji di Kementerian Agama tahun anggaran 2012—2013. Sejumlah pihak telah dimintai keterangan, di antara­ nya anggota Komisi VIII DPR Hasrul Azwar. “Pemeriksaan tersebut terkait dengan dana haji di Kementerian Agama 2012—2013,” kata Juru Bicara KPK Johan Budi di gedung KPK, Rabu (5/2). Selebihnya, Johan menga­ ku belum mengetahui detail proyek di Kemenag yang tengah diselidiki lembaganya itu. Menurut dia, dalam proses penyelidikan tim KPK mengumpulkan data dan keterangan terkait. Usai diperiksa tujuh jam, Selasa (4/2), Hasrul membantah dimintai keterangan terkait pengelolaan dana haji. Menurut Hasrul, ia datang hanya untuk berdiskusi seputar proyek haji. “Saya cuma diskusi seputar proyek penyelenggaraan haji. Saya tidak tahu (ada korupsi) di situ. Tapi anggota DPR lainnya sudah banyak juga yang ditanyakan KPK,” ujar Hasrul. Wakil Ketua KPK Bambang Widjojanto mengatakan selain penyelidikan, KPK juga tengah melakukan studi kajian yang menghasilkan

± ±

rencana aksi terkait dana haji. Dalam studi itu, KPK sudah berdiskusi dengan pihak DPR, kementerian, dan Presiden untuk membenahi proses penyelenggaraan haji yang rawan korupsi. “Dalam studi ada temuan menarik , yaitu tentang dana cicilan. Dana itu harus diproses secara akuntabel. Temuan kami menemukan harus dibangun sistem akuntabel pengelolaan dana itu agar bisa dipertanggungjawabkan. Misalkan jangan sampai dana yang sudah dikumpulkan kemudian diserahkan penyimpanannya pada bank lain yang kemudian kinerja akuntabilitasnya dipersoalkan, dana itu bisa hilang,” kata Bambang kemarin. Ia menambahkan temuan itu dirumuskan dalam rencana aksi yang dikawal terus oleh KPK. Setiap dua bulan, KPK akan menanyakan perkem­ bangan itu sejauh mana ke pihak terkait. Sekitar Januari 2013, KPK menelaah laporan masyarakat mengenai dugaan korupsi pengelolaan dana haji. KPK juga mengi­ rimkan tim ke Mekah untuk memantau langsung pelaksanaan haji 2013. (MI/R4)

CMYK CMYK

±

Follow on: @buraslampost

Pencarian Korban Sinabung Dihentikan

WAT WAT GAWOH

TINDAK pidana pelecehan atau pemerkosaan diakui menjadi kejahatan yang tercela. Apalagi jika yang diperkosa adalah plastik dan diketahui orang banyak. Waw, ana jelma luwangan. Adu basing riya guwaian (Wow... itu jelas orang gila. Sudah asal saja kerjaannya). Namun, hal itu terjadi di Brasil. Seorang perampok n DP. RAHARJO toko pakaian terekam CCTV sedang memerkosa patung tempat memajang pakaian. Walaupun lengkap, bentuk patung seperti wanita itu terbuat dari plastik. Layaknya berhubungan intim, pria itu beradegan sekitar 15 menit terekam CCTV yang terpasang di sudut atap toko dan tidak diketahuinya. Usai ‘memperkosa’ patung plastik itu, sang pencuri pun kabur dnegan membawa barang hasil jarahannya. Seperti dilansir news.co.au, pria itu akhirnya tertangkap polisi setelah keesokan harinya pura-pura ingin membeli pakaian. Namun, polisi mengenali dialah yang terekam kamera tersembunyi itu setelah pemilik toko melapor ada pencurian dalam tokonya dalam jumlah besar. Terpaksa pria itu berhadapan dengan pengadilan dan dihukum atas perbuatannya mencuri dan perusakan aset orang lain. Namun, hakim tidak menghukum perbuatannya karena tidak ada aturan hukumnya. Mujor niku mak tihukum kasus perkosaan patung. Aga jadi kelioman sang pekon niku no (Untung saja bukan kasus pemerkosaan patung, akan memalukan seluruh sanak saudara). (U1)

parpol!” kata Umar. “Sementara bagi penyelenggara, telah dibuatkan sistem pengawasan sis­temik yang dijalankan oleh Badan Pengawas Pemilu— Bawaslu!” “Bagi parpol, pemilu adalah sarana untuk meraih kekuasaan! Sementara ke­kuasa­­­an itu sarana meraih segala kenikmatan bagi orang parpol!” ujar Amir. “Oleh sebab itu, lebih-lebih parpol yang telah menikmati kekuasaan selama ini, wajar kalau mengeluarkan sekadar uang saksi untuk parpolnya di TPS!” ***

n ANTARA/IRSAN MULYADI

ERUPSI SINABUNG. Gunung Sinabung menyemburkan debu vulkanik, tampak dari Desa Tiga Pancur, Karo, Sumut, Rabu (5/2). Erupsi Gunung Sinabung menyebabkan 16 orang meninggal dunia, ribuan hektare tanaman dan puluhan bangunan rusak.

70 Polisi Jaga Jalan Rusak Penempatan personel kepolisian di jalan rusak menyusul rawannya aksi penodongan di jalur tersebut. Banyak keluhan yang disampaikan pengguna jalan terhadap aksi pemerasan maupun kejahtan lainnya. Aan Kridolaksono

P

OLRES Lampung Selatan menempatkan 70 personel di empat pos pengamanan pada jalur pengalihan di jalan alternatif Simpang Ketapang—Simpang Gayam. Upaya tersebut menyusul rawannya aksi penodongan yang meresahkan sopir bus dan truk saat melintasi jalur sepanjang 12 km yang kondisinya rusak parah ini. “Informasi pemalakan yang meresahkan sopir truk dan bus sudah kami tindak lanjuti. Semalam kami semua sampai pukul 04.00. Ini kami lakukan setiap hari sampai perbaikan jalan ambles di jalan lintas tengah (Jalinteng) Sumatera Km 85—86 Bakauheni,” kata Kapolres Lampung Selatan melalui pesan BlackBerry, Rabu (5/2). Setelah Jalinteng Sumatera Km 85—86 Gubukseng ambles dan ditutup untuk arus

lalu lintas kendaraan besar, seperti truk dan bus, pihaknya juga telah memerintahkan jajarannya mendirikan empat pos pengamanan di salah satu ruas yang dijadikan jalur pengalihan, yakni jalan alternatif Simpang Gayam—Simpang Ketapang. Bahkan, 70 personel disiagakan mengingat kondisi jalan alternatif itu rawan tindak kriminalitas. “Anggota Resmob juga diturunkan untuk berpatroli. Bahkan, kami juga bersamasama warga menimbun lubang jalan yang terlalu dalam, yang berpotensi membuat kendaraan terguling,” ujar dia. Sehari sebelumnya, seorang kepala perusahaan otobus yang meminta nama dan busnya dirahasiakan demi keamanannya mengaku ditodong seke­ lompok orang bersenjata golok di ruas jalan rusak Desa Tetaan atau 1 km dari Jalinsum Simpang Gayam. “Mereka

menodong dengan golok dan sengaja menimpuk kaca bus hingga pecah. Lalu mereka minta uang Rp500 ribu,” ujar sumber itu. Saat kejadian, ia mengaku bukan busnya saja yang ditodong, melainkan hampir semua kendaraan. Baik bus ataupun truk yang melintas dipaksa menyerahkan uang Rp200 ribu hingga Rp400 ribu. “Semua armada kami kena todong. Kami diancam dengan golok,” ujarnya.

Jembatan Darurat Sementara itu, sambil menunggu perbaikan Jembatan Terbanggibesar yang terputus beberapa waktu lalu, Kepala Dinas Bina Marga Provinsi Lampung Ali Rahman mengatakan mulai Februari ini pihaknya telah menurunkan bantuan jembatan bailey atau jembatan darurat. “Jadi, rencananya di Way Pengubuan untuk Jembatan Terbanggi bulan ini ditargetkan selesai pemasangan jembatan darurat memakai dana tanggap darurat dari pusat,” ujar Ali di kompleks perkantoran Pemprov, kemarin. (CR7/D3)

aankrido@lampungpost.co.id

PROSES pencarian korban semburan awan panas erupsi Gunung Sinabung, Kabupaten Karo, Provinsi Sumatera Utara, dihentikan karena hujan abu vulkanik masih berlangsung. “Penghentian pencarian korban awan panas dilakukan sejak Selasa (4/2) karena sekitar pukul 08.00 telah terjadi dua kali erupsi yang mengakibatkan terjadinya hujan abu vulkanik,” kata Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Karo, Dinasti Sitepu, di Kabanjahe, Rabu (5/2). Tidak diteruskannya penca­ rian korban awan panas tersebut, menurut dia, berdasarkan rekomendasi tim ahli dari Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) Bandung mengenai potensi ancaman awan panas di lokasi pencarian korban di Desa Sukameriah. “Desa Sukameriah sangat berbahaya dan berada di radius 3 kilometer dari puncak Gunung Sinabung, serta merupakan lintasan awan panas jika terjadi erupsi,” kata Sitepu. Dia menyebutkan tim SAR dalam melakukan pencari­ an korban selalu berkoordinasi dengan ahli PVMBG yang mengetahui kondisi Gunung Sinabung. “Jadi, tim SAR yang terdiri dari Satgas BNPB, TNI, Polri, Tagana, dan relawan selalu mengutamakan kese­ lamatan ketika melakukan pencarian terhadap korban,” ujar Sitepu. Sebelumnya Tim Basarnas, Minggu (2/2), juga menghentikan pencarian korban awan panas di Desa Sukameriah karena gangguan awan panas. Saat pencarian para korban tersebut, Tim SAR hanya diberikan waktu selama 10 hingga 20 menit di lokasi kejadian, karena intensitas Gunung Sinabung masih keadaan tinggi dan mengeluarkan awan panas. (ANT/S3)

Polisi Usut Pidana Gerindra dan PAN

n ANTARA/M. AGUNG

ANAS DITANYA KONGRES DEMOKRAT. Tersangka kasus penerimaan hadiah atau janji proyek Hambalang, Anas Urbaningrum, memberi keterangan kepada wartawan seusai menjalani pemeriksaan oleh penyidik KPK di Jakarta, Rabu (5/2). Kongres Partai Demokrat di Bandung, Jawa Barat, pada 2010 silam.

± ±

POLISI memproses secara pidana laporan pelanggaran yang dilakukan PAN dan Gerindra. Laporan dari Bawaslu terhadap dua parpol telanjur masuk berita acara pemeriksaan (BAP), walaupun koordinasi Polri-Bawaslu soal pematangan pelaporan dugaan pelanggaran pidana pemilu dilakukan besok (6/2). “Laporan-laporan yang sebelumnya terus kami proses. Mau gimana lagi. Tapi yang selanjutnya akan dimatangkan dulu antara tiga pihak di Sentra Gakkumdu (Penegakan Hukum Terpadu) Pemilu 2014,” ujar

Wakil Direktur I Tindak Pidana Umum Badan Reserse Kriminal Polri Kombes Toni Harmanto di Jakarta, Rabu (5/2). Dia menjelaskan tiga pihak itu adalah kepolisian, kejaksaan, dan Bawaslu. Forum kerja sama penegakan hukum di Pemilu 2014 ini seharusnya mematangkan lebih dulu soal jenis pelanggaran pemilunya, apakah masuk ranah pidana atau sekadar administrasi. Jika didapati benar ada unsur pidana, Polri akan memproses itu. “Kalau (pelanggaran) adminis­trasi saja, ya cukup di

Bawaslu. Tak perlu langsung dilimpahkan ke polisi,” kata Toni. Laporan Bawaslu mengenai dugaan pelanggaran pidana oleh PAN dan Gerindra itu terkait kampanye terselubung di televisi di luar jadwal yang ditetapkan KPU, yakni secara sengaja tampil dalam iklan televisi yang menampilkan nomor urut dan lambang partai. Anggota Bawaslu yang melaporkan, Daniel Zuchron menga­takan hal itu potensial dikategorikan melanggar Pasal 276 UU Pemilu tentang kampanye di luar jadwal KPU. (MI/U1)

CMYK

± ±

±

±


CMYK

YEN JEPANG (JPY) 100

KURS JUAL

KURS BELI

KURS JUAL

9.601,64

8.551,10

10.968,63

DOLLAR KANADA (CAD)

EKO NOM I

KURS JUAL

KURS BELI

9.512,98

8.470,16

BISNIS Ekonomi Lampung Menurun LAMPUNG POST

9.768,97

9.161,00

8.161,00

KURS JUAL

KURS BELI

7.323,53

6.523,06

EURO (EUR)

KURS BELI 6.438,21

DOLLAR HONGKONG (HKD) KURS JUAL

KURS BELI

KURS BELI 11.775,51

KOMODITAS

1.178,01 1.049,35 BPS) Suryamin (Kepala POUNDSTERLING INGGRIS (GBP)

KURS JUAL 13.224,82

CPO Minyak Kelapa Kakao Kopi Arabika Kopi Robusta Karet TSR 20 Lada Hitam Lada Putih tumbuh melejit. Jagung (kering)

“Kalau setelah 2008 itu ekonomi KURS JUAL KURS BELI 14.907,70 Nah, sekarang ini13.276,31 paling rendah.”

Indeks VALUTA ASING

KURS JUAL 10.872,69

YEN JEPANG (JPY) 100

KURS BELI 10.763,05

KURS JUAL 12.076,01

DOLLAR KANADA (CAD)

DOLLAR SINGAPURA (SGD)

KURS JUAL

KURS BELI

KURS JUAL

11.031,65

10.915,73

9.642,91

DOLLAR NEW ZEALAND (NZD)

KURS JUAL 10.033,51

DOLLAR AMERIKA (USD)

KURS BELI 11.954,40

KURS BELI 9.539,22

EURO (EUR)

KURS BELI 9.926,18

KURS JUAL 12.233,00

KURS BELI 12.111,00

DOLLAR HONGKONG (HKD) KURS JUAL

KURS BELI

1.575,93

1.560,15

POUNDSTERLING INGGRIS (GBP)

KURS JUAL 16.541,46

KURS BELI 16.372,86

KURS JUAL 19.976,49

KURS BELI 19.774,84

KOMODITAS

P ±

±

ada 2013 pertumbuhan sebesar 5,78% tercatat paling rendah sejak lima tahun terakhir.

sebelumnya di­s ebabkan turunnya produksi di sektor pertanian. Menurut Adhi, sektor pertanian masih menjadi penopang utama ekonomi Lampung dan tri­ wulan IV 2013 merupakan musim tanam petani, se­ hingga turunnya produksi berpengaruh signifikan pada laju pertumbuhan ekonomi di Lampung. “ Terhitung sektor ini menyumbang poin sebe­ sar 6,74% sebagai dampak menurunnya angka pertum­ buhan ekonomi Lampung pada triwulan IV 2013,” ujar Adhi, saat menyampaikan berita resmi statistik di kan­ tor BPS Lampung. Adhi menambahkan penu­ runan produksi terjadi ter­ utama pada tanaman bahan makanan. Selain itu, produksi perikanan juga menurun dibanding triwulan sebelum­ nya. “Faktor alam seperti an­ gin kencang memicu produksi ikan menurun,” kata Adhi. Namun, bila dibandingkan dengan kondisi triwulan IV 2012, kata Adhi, pereko­ nomian Lampung tumbuh sebesar 6,39%. Seluruh sektor

Medan Bitung Makassar Medan Lampung Palembang Lampung Pangkalpinang Lampung

8.705 17.976 20.868 46.495 17.301 44.051 38.666 63.293 1.948

±

mempunyai kontribusi besar, kecuali pada sektor perda­ gangan, hotel, dan restoran serta sektor bangunan. Terendah Sejak 2009 Sementara itu, secara na­ sional pertumbuhan ekono­ mi Indonesia 2013 ternyata tidak sesuai harapan pe­ merintah yakni mencapai 6%. BPS mencatat tahun 2013 pertumbuhan sebesar 5,78% atau paling rendah sejak lima tahun terakhir (sejak 2009). Rendahnya pertumbuhan ekonomi ini karena akibat dari gejolak global yang be­ lum berakhir, apalagi pada pertengahan 2013 saat dunia bergejolak akibat pengumum­ an rencana dari Amerika Se­ rikat (AS) untuk mengurangi stimulus, jelas Kepala BPS Suryamin. “Iyalah, kalau setelah 2008, kan ekonomi tumbuh melejit. Nah, seka­ rang paling rendah,” kata Suryamin di kantor pusat BPS, Rabu (5/2) Akan tetapi, ia menilai kondisi gejolak global tidak bisa terhindari. Banyak negara yang juga bernasib sama dengan Indonesia, yang pertumbuhan ekonom­ inya terkoreksi ke bawah. “Pada kondisi seperti ini, secara global krisis mem­ buat negara berkembang ikut terkena dampak. Tidak hanya Indonesia, banyak yang lain juga,” ujarnya. Bahkan, menurut Surya­ min, dengan tumbuh 5,78%, sudah merupakan prestasi. Di antara negara G20 lain­ nya, Indonesia berada no­ mor dua di bawah China. Bank Indonesia dalam situsnya juga menyatakan hasil survei kegiatan dunia usaha (SKDU) mengindikasi­ kan masih melambatnya pertumbuhan ekonomi In­ donesia pada triwulan IV 2013. Hal ini tecermin dari saldo bersih tertimbang (SBT) komponen kegiatan usaha yang menurun dari 13,35% pada triwulan III 2013 menjadi 12,61%. Pertumbuhan ekonomi yang melambat terindikasi di beberapa sektor ekonomi, seperti sektor pertambangan dan penggalian. Berdasar­ kan SBT tumbuh negatif 2,70% (qtq). (SAG/E2)

rukuan@lampungpost.co.id

YEN JEPANG (JPY) 100

DOLLAR AMERIKA (USD)

KURS JUAL

KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

9.601,64

8.551,10

10.968,63

9.768,97

9.161,00

8.161,00

DOLLAR KANADA (CAD) KURS JUAL

KURS BELI

9.512,98

8.470,16

DOLLAR SINGAPURA (SGD)

DOLLAR NEW ZEALAND (NZD) KURS JUAL 7.236,27

CPO Minyak kelapa Kakao Kopi arabika Kopi robusta Karet TSR 20 Lada hitam Lada putih Jagung (kering)

LOKASI SENTRA

HARGA (Rp/Kg)

Medan Bitung Makassar Medan Lampung Palembang Lampung Pangkalpinang Lampung

±

9.652 15.183 29.008 45.853 19.416 20.475 75.725 120.526 1.768

KURS JUAL

KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

7.323,53

6.523,06

1.178,01

1.049,35

EURO (EUR)

KURS BELI 6.438,21

DOLLAR HONGKONG (HKD)

POUNDSTERLING INGGRIS (GBP)

KURS JUAL 13.224,82

KURS BELI 11.775,51

KURS JUAL 14.907,70

KURS BELI 13.276,31

KOMODITAS

LOKASI SENTRA

HARGA (Rp/Kg)

XLCPOResmi Beli Axis Rp10 Triliun Medan

8.705 Minyak Kelapa Bitung 17.976 PTKakao XL Axiata Tbk. (EXCL) sepakat mengakuisisi dan me­ Makassar 20.868 merger PT Axis Telekom Indonesia (Axis) senilai 865 juta Kopi Arabika Medan 46.495 KopiAS Robusta Lampung 17.301 dolar atau sekitar Rp10 triliun. Karet TSR 20 Palembang Kesepakatan tersebut sudah disetujui para44.051 pemegang Lada Hitam Lampung saham dalam rapat umum pemegang saham38.666 luar biasa Lada Putihperseroan yang Pangkalpinang 63.293 (RUPSLB) digelar di Balai Kartini, Jakarta, Jagung (kering) Lampung 1.948 Rabu (5/2).

Indeks KOMODITAS

M

CMYK

kilas

DOLLAR AUSTRALIA (AUD)

Indeks VALUTA ASING

Pertumbuhan ekonomi Lampung pada triwulan IV 2013 melemah hingga 7,91% dibanding dengan triwulan sebelumnya.

ENURUNNYA perekono­ mian pada triwulan IV di­s ebabkan turunnya produksi pada empat sek­ tor, yaitu pertanian turun 18,15%; perdagangan, hotel, dan restoran turun 8,29%; jasa turun 2,96%; dan sektor bangunan turun 2,53%. Sementara tiga sektor lain­ nya mengalami pertumbuh­ an signifikan, yaitu sektor listrik, gas, dan air bersih; sektor industri pengolahan; dan sektor pertambangan dan penggalian yang tum­ buh sekitar 3%—5%, jelas Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Lampung Adhi Wiri­ ana, kemarin (5/2). Ia mengatakan penurunan perekonomian Provinsi Lam­ pung dibandingkan triwulan

HARGA (Rp/Kg)

per Rabu, 5 Februari 2014 n Bappebti-Kementerian Perdagangan www.bappebti.go.id

per Rabu, 5 Februari 2014 n Sumber Bank Indonesia

Rukuan Sujuda

LOKASI SENTRA

9

DOLLAR AUSTRALIA (AUD)

±

KURS BELI

Indeks KOMODITAS

KAMIS, 6 februari 2014

KURS JUAL

DOLLAR SINGAPURA (SGD)

DOLLAR NEW ZEALAND (NZD) KURS JUAL 7.236,27

±

DOLLAR AMERIKA (USD)

KURS BELI

Indeks KOMODITAS

±

Indeks VALUTA ASING

DOLLAR AUSTRALIA (AUD)

Presiden Direktur XL Hasnul Suhaimi mengatakan persetujuan tersebut juga didapat dari Bursa Efek Indonesia (BEI), Otoritas Jasa Keuangan (OJK), Kementerian Komu­ nikasi dan Informasi (Kominfo), dan Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM). “Para pemegang saham telah menyetujui rencana perse­ roan. Kami segera melakukan pembayaran kepada peme­ gang saham Axis sebesar 865 juta dolar AS,” ujar dia. Hasnul menyebutkan pendanaan tersebut bersumber dari kombinasi pinjaman, yaitu pemegang saham Axiata sebesar 500 juta dolar AS atau 58% dan pinjaman dari insti­ tusi keuangan sebesar 365 juta dolar AS atau 42%. (E1)

Pasar Minuman Kemas Diminati PASAR minuman kemasan di Indonesia menjadi ceruk yang semakin digemari pelaku usaha di dalam sektor industri makanan dan minuman. “Minuman kemasan ready to drink merupakan pasar terbesar kedua dalam minuman setelah air mineral,” kata Direktur PT Indofood Asahi Sukses Beverages Anastasia Sutadji, dalam acara peluncuran produk minuman Ichi Ocha, di Jakarta, Rabu (5/2). Menurut Anastasia Sutadji, pasar minuman nonalkohol di Indonesia juga sangat menjanjikan dengan nilai lebih dari Rp40 triliun per tahun. Apalagi, ujar dia, minuman teh hijau seperti Ichi Ocha yang merupakan produk keluaran perusahaannya juga dinilai selaras dengan minuman sehat yang semakin digemari masyarakat Indonesia. “Semakin banyaknya orang yang minum green tea atau teh hijau seiring dengan kesadaran masyarakat untuk hidup sehat,” ujarnya. (ANT/E1)

Stok Beras Bulog Hanya Cukup 8 Bulan

n ANTARA/LUCKY R.

PRODUKSI KERUPUK MENURUN. pekerja memproduksi kerupuk di industri rumahan, Tanahtinggi, Tangerang, Banten, Rabu (5/2). Produksi kerupuk menurun cukup signifikan dari rata-rata per hari sebanyak 10 ribu, kini hanya menjadi 3.000 kerupuk.

Harga Emas Tertahan Rp470 Ribu/Gram HARGA emas 24 karat di se­ jumlah pasar tradisional di Lampung masih tertahan di kisaran Rp470 ribu—Rp485 ribu/gram. Sementara harga emas 22 karat dibanderol Rp460 ribu/gram. Penjual emas di Toko Cendra­ wasih Bambu Kuning, Bandar Lampung, Andre mengatakan saat ini harga emas cenderung stabil. Sebelumnya, harga emas sempat turun karena terkena imbas merosotnya saham Indonesia di pasar in­ ternasional. “Harga emas sekarang sudah normal. Jika bulan kemarin (Januari) sempat turun Rp15 ribu/gram,” kata Andre, Rabu (5/2). Pemantauan Lampung Post, di sejumlah toko emas kini lebih banyak konsumen yang

menjual kembali (buyback) dibandingkan pembelian. Hal ini lantaran tingginya keper­ luan masyarakat untuk me­ menuhi kebutuhan pokoknya. “Iya, saya mau jual. Untuk ke­ perluan sehari-hari saja. Nanti kalau ada uang lagi, saya baru beli kembali,” kata Ida, warga Sukarame. Pemilik Toko Emas Garu­ da di Pasar Tengah Bandar Lampung mengatakan tran­ saksi emas saat ini cukup sulit diprediksi. “Enggak bisa diprediksi setiap harinya kar­ ena jenis emas diminati juga berbeda-beda sesuai selera pembeli,” ujar dia. Sementara itu, emas ber­ jangka di divisi COMEX New York Mercantile Exchange, kemarin, kembali mengalami penurunan. Kondisi ini mem­

berikan kembali sebagian dari keuntungan pada hari sebelumnya karena dolar dan ekuitas AS menguat. Kontrak emas yang paling aktif untuk pengiriman April turun 8,7 dolar AS atau 0,69% ditutup pada 1.251,2 dolar AS/ ons. Setelah mengalami penu­ runan tajam di sesi sebelum­ nya, saham AS kembali naik. “Hal ini makin menambah tekanan besar terhadap harga emas,” kata para analis pasar. Pada 2013, emas anjlok sebe­ sar 28%. Tetapi sejak awal ta­ hun berbalik naik sekitar 4%. Kenaikan emas telah dibatasi dolar yang lebih kuat. Penguat­ an unit AS dapat melemah­ kan komoditas yang dihargai dalam bentuk dolar, seperti emas, karena cenderung lebih mahal. (*5/ANT/E2)

DIREKTUR Utama Perum Bulog (Badan Urusan Logistik) Sutarto Alimoeso mengatakan Bulog masih mempunyai cadangan beras sebanyak 2 juta ton. Jumlah tersebut sudah dikurangi dari alokasi penyaluran untuk raskin, bencana, dan operasi pasar yang sebesar 157 ribu ton. “Stok untuk keadaan normal cukup untuk delapan bulan,” kata Sutarto, Rabu (5/2). Ia berharap pemerintah bisa segera melakukan rehabili­ tasi pascabanjir agar tidak mengganggu target porduksi padi nasional. Sesuai rencana aksi bukit tinggi yang dicanangkan presiden, produksi padi ditargetkan tumbuh 8,04% dari 70,87 juta ton menjadi 76,57 juta ton pada tahun ini. “Mudah-mudahan upaya Kementan untuk segera mereha­ bilitasi yang terkena banjir tidak menyebabkan penurunan (produksi) secara nasional. (ANT/E2)

n ANTARA/YUDHI MAHATMA

HARGA EMAS STAGNAN. Pedagang melayani pembeli di salah satu toko perhiasan emas di Palu, Sulawesi Tengah, Rabu (5/2). Di Bandar Lampung, sejak awal Februari 2014 harga emas 24 karat tertahan di harga Rp470 ribu—Rp485 ribu/gram.

Daya Beli terhadap Daging Berkurang

n LAMPUNG POST/TIYAS ANISA

PENJUALAN DAGING LESU. Tingginya harga daging sapi di sejumlah pasar Bandar Lampung menurunkan daya beli konsumen. Hanya pelanggan seperti warung bakso dan rumah makan yang menjadi langganan tetap pedagang daging.

±

CMYK

±

HARGA daging sapi di pasaran Ban­ dar Lampung masih bertahan tinggi di kisaran Rp95 ribu/kg. Harga ini bertahan sejak awal Januari hingga kemarin. Sebelumnya harga daging sapi Rp85 ribu/kg. Menurut pedagang daging di Pasar Bawah, Bandar Lampung, Jupri, harga daging sapi masih Rp95 ribu untuk kualitas super, sedangkan kualitas kedua dijual Rp90 ribu/kg. “Sekarang normal, paling mahal Rp95 ribu, kalau pas Lebaran paling murah bisa Rp100 ribuan,” kata Jupri. Harga daging yang tinggi ini mengu­ rangi daya beli konsumen. “Tiap hari enggak mesti habis berapa kilo daging

yang terjual, biasanya satu ekor sapi itu dibagi-bagi oleh beberapa peda­ gang. Satu ekor sapi bisa habis dua sampai tiga hari, bergantung ramai tidaknya yang membeli,” ujar penjual daging di Pasar Natar. “Ka­ lau daging yang dijual sehari enggak habis disimpan di freezer biar daging­ nya enggak cepat busuk.” Daging sapi yang dijual di pasaran Bandar Lampung merupakan daging sapi lokal dan biasanya disuplai dari kampung karena harga daging yang berasal dari rumah potong akan lebih mahal. Pada awal Januari kemarin, Lampung dinyatakan kekurangan pasokan daging sapi

±

merah karena adanya pengurangan pasokan dari feedloter. “Jika selama ini kebutuhan da­ ging sapi merah di Bandar Lampung mencapai 8 ton/hari, mulai pekan depan hanya separuhnya karena menunggu kondisi harga ideal sapi yang akan dijual ke pasaran,” kata Ketua Persatuan Pedagang Da­g ing S a p i B a n d a r L a mp u n g Ta mp a n Sujarwadi, kepada Lampung Post, beberapa waktu lalu. Tampan memaparkan soal harga ideal sapi yang bisa dilepas pasaran adalah jika bobotnya sudah sesuai serta menguntungkan antara feedloter dan konsumen.

Pemantauan Lampung Post, harga daging sapi yang dijual di swalayan sudah membubung dari Rp78 ribu/kg akhir tahun lalu, kini menjadi Rp110 ribu/kg, ada yang dijual Rp190 ribu/ kg untuk jenis haas luar dan dalam (sirlion/tenderlion) yang digunakan untuk steik. Gita Wirjawan sebelum mundur menjadi Menteri Perdagangan me­ nyatakan akan menaikkan batas maksimal harga normal daging sapi di tingkat ritel atau eceran dari mak­ simal Rp76 ribu/kg menjadi sekitar Rp91.200/kg atau naik 20%. Artinya, apabila harga daging sapi di bawah patokan. (*5/SAG/E2)

CMYK

±

±


Giuseppe Cattaneo (Managing Director Ferrari Far East) “Sangat sulit bagi kami karena ini bergantung bagaimana posisi Pemerintah Indonesia terhadap pasar mobil mewah.” kamis, 6 februari 2014 LAMPUNG POST

10

All-New Ford

EcoSport,

SUV Canggih Sri Agustina

S

ETELAH produksi perdananya resmi dibuat di Ford Thailand Manufacturing, akhir Januari 2014, dengan fitur dan teknologi mobil terkini yang diusungnya, All New Ford EcoSport disebut-sebut akan memimpin pasar di segmennya. Menurut Yukontom Wisadkosin, managing director Ford Thailand, All New Ford EcoSport telah menyatukan kepraktisan mobil kecil dengan kelincahan sebuah SUV. “Dengan keistimewaan dan teknologi modern yang diusungnya, kami yakin All New EcoSport akan menciptakan pasar tersendiri,” ujar dia. All New Ford EcoSport adalah urban SUV yang dilengkapi dengan mesin 1.5 liter Ti-VCT. Mesin 1.500 cc Ti-VCT ini dikombinasikan dengan transmisi otomatis Ford powershift enam percepatan yang hemat bahan bakar dan cocok untuk dikendarai di dalam kota. Namun, tersedia pula teknologi mobil All New Ford EcoSport dengan transmisi manual lima percepatan. Sama dengan kendaraan Ford lainnya, All New EcoSport juga telah terkoneksi dengan sistem Ford SYNC sehingga pengendara dapat menerima panggilan telepon dan menikmati hiburan musik. Ketika menghadapi terik pun akan terasa nyaman di dalam kendaraan ini karena sistem AC pada mobil ini sangat efektif, sehingga hanya dalam waktu 10 menit mulai dari mesin dinyalakan, kesejukan segera me­ nerpa.

Kesejukan yang didapatkan seluruh penumpang berasal dari teknologi climate control system pada Ford EcoSport. Teknologi ini mampu menurunkan suhu interior yang membara sampai ke bawah 30 derajat hanya dalam 10 menit. Sementara pesaingnya hanya dapat mencapai 15 derajat. Kinerja sistem ini memungkinkan untuk mengurangi kecepatan kipas blower (dan aliran udara) dengan lebih cepat dan memungkinkan pelanggan untuk mempertahankan kenyamanan dalam lingkungan yang lebih tenang. Untuk memastikan climate control system Ford EcoSport dapat menangani semua kondisi cuaca, SUV ini diuji pada suhu mulai dari -20 sampai 50 derajat, mulai dari kondisi bersalju sampai padang pasir, dan pada tingkat kelembaban antara 15% dan 90%. SUV ini telah melewati sekurangnya 1.000 jam pengujian di terowongan angin iklim di Dearborn. Bagi mereka yang tinggal di iklim dingin, climate control system otomatis dilengkapi dengan tombol defogging cepat yang dapat membersihkan sebagian besar kaca depan dari lapisan es dalam 15 menit. Para teknisi memastikan udara panas didistribusikan secara efisien ke kaca depan dan jendela samping sehingga pengendara dapat melihat kaca spion samping untuk menyusul kendaraan di depan. “Pada intinya, konsumen hanya ingin merasa nyaman dalam kendaraan mereka secepat mungkin,” kata Paul Merlo, climate control supervisor Ford Amerika Selatan. “All New Ford EcoSport menghasilkan suhu kabin yang diinginkan pelanggan dengan cepat, efektif, dan yang lebih penting, secara hemat bahan bakar,” kata dia. (E2)

sriagustina@lampungpost.co.id

Spesifikasi All New Ford EcoSport Mesin 1.5 liter Ti-VCT Transmisi otomatis dan manual Sistem Ford Sync menerima panggilan telepon Sistem AC sangat efektif n ANTARA FOTO/ANDIKA WAHYU

FERRARI 458 SPECIALE. Model berpose dengan mobil supersport Ferrari 458 Speciale saat peluncurannya di Jakarta, Rabu (5/2). Produsen mobil mewah dunia menilai Indonesia sebagai pasar potensial, termasuk bagi produsen mobil mewah asal Italia tersebut. Mobil Ferrari yang rata-rata disokong mesin 3.000 cc ke atas ini tergolong mobil mewah yang oleh Pemerintah RI dikenakan kenaikan atas barang mewah (PPnBM) sebesar 125 persen.


kamis, 6 februari 2014

LAMPUNG POST

PARIWARA 11


±

±

CMYK

CMYK

OPINI kamis, 6 februari 2014 LAMPUNG POST

±

Direktur Eksekutif Lembaga Survei Nasional (LSN) Sekjen Asosiasi Riset Opini Publik Indonesia (AROPI)

P

EMILU 2014 sudah di depan mata. Berbagai pesimisme tentang pelaksanaan Pemilu 2014 berkembang di masyarakat. Tidak sedikit yang menduga angka golput akan lebih tinggi daripada Pemilu 2009 mengingat apatisme masyarakat yang meningkat plus berbagai kendala yang ada di tubuh KPU. Ada yang mewacanakan sebaiknya pelaksanaan Pemilu 2014 diundur hingga tuntasnya masalah DPT. Benarkah kualitas Pemilu 2014 akan lebih buruk dari Pemilu 2009 dan 2004? Benarkah masyarakat tidak lagi memiliki ekspektasi tinggi sehingga membengkaknya angka golput? Tulisan ini mencoba membahas bagaimana perilaku pemilih (voters behavior) dalam menghadapi Pemilu 2014 dan prakiraan angka golput pada pemilu legislatif dan pilpres. Kategori pemilih kita harus memahami dulu tipologi pemilih. Berdasar pendekatan tipologi ini, pemilih (voters) dapat dikelompokkan keempat golongan, yaitu pemilih rasional (rational voter), pemilih kritis (critical voter), pemilih tradisional (tra-

H

asil survei Lembaga Survei Nasional (LSN) secara spesifik telah mengamati perilaku pemilih menghadapi Pemilu 2014 sejak Juni 2012.

±

±

ditional voter), dan pemilih skeptis (skeptic voter). Pemilih rasional adalah pemilih yang punya perhatian tinggi ter­hadap program kerja partai politik (parpol) atau kontestan pemilu. Ia melihat kinerja di masa lalu (backward looking) dan tawaran program untuk menyelesaikan berbagai permasalahan yang dihadapi (forward looking). Pemilih rasional tidak begitu mementingkan ideologi parpol/kontestan. Faktor seperti asas, asal usul, nilai tradisional, budaya, agama, dan psikografis memang dipertimbangkan, tetapi tidak signigikan buat mereka. Pemilih jenis itu sangat mudah berganti-ganti pilihan. Pemilih kritis adalah yang concern pada program kerja parpol/ kontestan. Namun, dalam melihat program kerja itu mereka menggunakan paradigma sistem nilai yang mereka yakini. Program kerja parpol atau capres tidak saja harus sesuai dengan ekspektasi dan permasalah­ an yang mereka hadapi, tetapi juga harus selaras dengan ideologi atau sistem nilai mereka. Menurut Downs, pemilih akan cenderung memberikan suara me­ reka kepada parpol atau kontestan yang menawarkan suatu program yang memiliki kesamaan (similarity) dan kedekatan (proximity) dengan sistem nilai dan keyakinan mereka. Pemilih tradisional adalah pemilih yang memiliki orientasi ideologi dan sistem keyakinan sangat tinggi. Pemilih jenis itu sangat mengutamakan kedekatan sosial-budaya, nilai (values), asal usul (primordial), agama, dan paham sebagai ukuran untuk memilih parpol atau capres dalam pemilu. Mayoritas konstituen PKB dan PDIP dapat dikategorikan ke

tipologi pemilih tradisional. Pemilih skeptis adalah pemilih yang tidak memiliki orientasi, baik kepada ideologi atau sistem nilai maupun program kerja yang ditawarkan. Mereka ialah kelompok masyarakat yang skeptis terhadap pemilu. Di mata mereka, parpol atau capres yang menang pemilu tidak akan mengubah keadaan. Mereka itu potensial menjadi golput politis dalam pemilu. Newcomb mengintroduksi sebuah model psikologis untuk menjelaskan perilaku memilih (voting behavior). Menurut dia, ada tiga variabel yang berhubungan dengan perilaku memilih, yaitu proximity, similarity, dan attraction. Artinya, ketertarikan (attraction) seseorang terhadap partai dipengaruhi faktor kedekatan (proximity) dan kesamaan (similarity). Kedekatan mengacu kepada faktorfaktor ideologis, sedangkan similarity berorientasi pada program. Secara umum, studi mengenai perilaku pemilih di negara-negara demokratis, dapat dibagi ke dua ke­ lompok, yaitu pendekatan psikologis dan sosiologis. Model psikologis menyatakan perilaku politik para pemilih merupakan cerminan dari tanggapan mereka terhadap berbagai rangsangan ataupun tekanan psikologis pada saat tertentu dalam jangka dekat. Dengan demikian, pendekatan psikologis ini melihat pada dasarnya pilihan politik seseorang bisa mengalami pergeseran yang mendasar dari waktu ke waktu, bergantung pada stimulan apa yang merangsang atau menekan dia dalam jangka dekat. Bisa jadi, pada waktu seseorang menjadi pemilih pemula, identifikasi kepartaian seseorang lebih merujuk ke pilihan orang tuanya, tetapi berubah saat dewasa. Hasil survei Lembaga Survei Nasional (LSN) secara spesifik telah mengamati perilaku pemilih menghadapi Pemilu 2014 sejak Juni 2012. Dalam setiap survei nasional yang dilakukan LSN selalu ditanyakan kepada responden faktor-faktor yang memengaruhi pilihan mereka terhadap parpol dan capres dalam Pemilu 2014. Dalam serangkaian survei tersebut ditemukan sejumlah variabel yang memengaruhi pilihan responden terhadap parpol dan capres, di antaranya program kerja parpol/capres, faktor kepemimpinan, ideologi atau sistem nilai, dan faktorfaktor sosial ekonomi. Itu berarti sekitar 33% calon pemilih Indonesia dalam Pemilu 2014 nanti masih tergolong pemilih tradisional. Faktor lainnya, seperti ekonomi, tampak tidak cukup signifikan, meskipun banyak sinyalemen mengatakan banyak pemilih kita hanya mau datang ke TPS untuk memilih jika ada imbalan nyata, seperti uang atau sembako. Jika mengacu ke hasil-hasil survei itu, dapat diperkirakan faktor program kerja yang ditawarkan parpol, caleg, dan capres akan dominan memengaruhi perilaku pemilih dalam Pemilu 2014. Meskipun secara potensial pemilih Indonesia ialah pemilih rasional, dalam Pemilu 2014, sangat mungkin mayoritas dari mereka akan bergeser menjadi pemilih tradisional, bahkan mungkin pemilih transaksional dan skeptis. Pemberlakuan sistem suara terba­ nyak dalam penentuan kursi parlemen akan memperkuat berkembangnya pola transaksional antara caleg parpol dan pemilih. n

Member of Media Group

Direktur Utama: Raphael Udik Yunianto. Pemimpin Umum: Bambang Eka Wijaya. Pemimpin Redaksi/ Penanggung Jawab: Gaudensius Suhardi. Wakil Pemimpin Redaksi: Iskandar Zulkarnain. Pemimpin Perusahaan: Prianto A. Suryono. Dewan Redaksi Media Group: Saur M. Hutabarat (Ketua), Bambang Eka Wijaya, Djadjat Sudradjat, Elman Saragih, Laurens Tato, Lestari Moerdijat, Rahni Lowhur Schad, Suryopratomo, Toeti Adhitama, Usman Kansong. Redaktur Pelaksana: Iskak Susanto. Kepala Divisi Percetakan: Kresna Murti. Sekretaris Redaksi: M. Natsir. Asisten Redaktur Pelaksana: D. Widodo, Umar Bakti.

±

Partisipasi Opini Lampung Post menerima opini orisinal dan tidak dikirim ke media lain, tak lebih dari 5.000 karakter. Kirim via e-mail ke redaksi@lampungpost.co.id atau redaksilampost@yahoo.com. Kami mengutamakan tulisan yang mengkaji fenomena aktual di lingkungan masyarakat Lampung.

12

Perilaku Pemilih dalam Pemilu 2014 Umar S. Bakry

±

Akses Keadilan bagi Orang Miskin Mastuhi Alumnus Magister Ilmu Hukum Universtas Muhammadiyah Sumatera Utara, tinggal di Bandar Lampung

A

DALAH hak setiap warga negara untuk memperoleh keadilan di mata hukum. Akan tetapi, terkadang hak tersebut terhalang oleh ketidakmampuan seseorang untuk mewujudkan hak konstitusionalnya tersebut. Umumnya ketidakmampuan ekonomi (kemiskinan) adalah sebagai penghambat utama untuk memperoleh akses keadilan (access to justice) tersebut. Negara Indonesia yang memproklamasikan sebagai negara hukum sebagaimana ditegaskan dalam ketentuan Pasal 1 Ayat (3) UndangUndang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, mempunyai kewajiban untuk melindungi hak-hak konstitusional setiap warga negaranya sebagai upaya perwujudan dari negara hukum tersebut. Kewajiban tersebut dapat diimplementasikan oleh negara dalam bentuk bantuan hukum bagi warga negaranya yang secara ekonomi kurang mampu untuk mengakses keadilannya. Memenuhi amanah Undang-Undang Dasar tersebut, negara telah melahirkan UndangUndang Republik Indonesia Nomor 16 Tahun 2011 tentang Bantuan Hukum. Undang-undang ini lahir sebagai upaya untuk memenuhi dan untuk mengimplementasikan Indonesia sebagai negara hukum yang mengakui dan melindungi serta menjamin hak asasi warga negara akan kebutuhan akses terhadap keadilan (access to justice) dan kesamaan di hadapan hukum (equality before the law). Undang-undang tentang bantuan hukum ini sasaran utamanya adalah memberi jaminan hak konstitusional bagi warga negara yang kurang beruntung secara ekonomi (orang miskin). Ini ditegaskan dalam Pasal 5 Ayat (1) Undang-Undang tentang Bantuan Hukum ini. Bantuan hukum yang dapat diterima oleh orang-orang miskin dalam undang-undang ini meliputi hukum perdata, pidana, dan tata usaha negara, baik litigasi maupun nonlitigasi. Bantuan tersebut dapat berwujud berupa menjalankan kuasa, mendam­pingi, mewakili, membela, dan/ atau tindakan hukum lain untuk kepentingan hukum si penerima bantuan hukum. Sebelum Undang-Undang Nomor 16 Tahun 2011 ini lahir, sebenarnya Mahkamah Agung Republik Indonesia, sebagai lembaga pen-

n DP. RAHARJO

Dengan berlakunya peraturan ini ini sejak diundangkan pada 16 Januari 2014, peraturan bantuan hukum sebelumnya, yaitu SEMA Nomor 10 Tahun 2010, dinyatakan tidak berlaku lagi. Perma Nomor 1 Tahun 2014 ini lahir untuk lebih memudahkan bagi para pencari keadilan, khususnya bagi warga yang tidak mampu untuk memenuhi hak-hak konstitusionalnya. Akses Keadilan Lebih Mudah Bagi setiap orang berhadapan dengan pengadilan untuk menyelesaikan masalah hukumnya tidaklah pekerjaan yang sederhana, terlebih bagi orang miskin yang berlatar belakang pendidikan dan pengetahuan hukum sa­ngat rendah. Keadilan terkadang terhambat bahkan hilang hanya karena akses yang didapat orang miskin sulit. Dalam Peraturan Mahkamah Agung Republik Indonesia (Perma) Nomor 1 tahun 2014 bantuan hukum yang dapat diterima oleh masyarakat yang kurang mampu adalah meliputi pembe-

basan biaya perkara, sidang di luar gedung pengadilan yaitu sidang yang dilaksanakan secara tetap, berkala, atau sewaktu-waktu oleh pengadilan di suatu tempat yang ada di wilayah hukum suatu pengadilan. Namun, di luar gedung pengadilan, seperti di kantor kecamatan, KUA, kantor desa, dan lain-lain. Selain pembebasan biaya perkara dan sidang di luar gedung pengadilan (sidang keliling), dalam Perma ini, orang yang tidak mampu juga berhak mendapatkan bantuan hukum berupa pos bantuan hukum (posbakum), baik di lingkung­ an peradilan umum, peradilan agama, maupun Peradilan Tata Usaha Negara. Posbakum adalah layanan yang dibentuk oleh dan ada pada setiap pengadilan tingkat pertama untuk memberikan layanan hukum berupa informasi, konsultasi, dan advis hukum, serta pembuatan dokumen hukum yang dibutuhkan sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang mengatur tentang kekuasaan kehakiman, peradilan umum, peradailan agama, dan Peradilan Tata Usaha Negara. Implementasi dari Perma ini kaitannya dengan akses keadilan bagi orang yang tidak mampu adalah prosedur yang lebih mudah jika dibandingkan dengan aturan sebelumnya (Sema Nomor 10 Tahun 2010). Contoh konkret yang lebih mudah adalah tentang permohonan pembebasan biaya perkara (permohonan beracara secara prodeo). Jangan Salah Sasaran Akses keadilan bagi orang miskin secara substansial telah di­atur dengan baik oleh peraturan perundang-undangan. Akan tetapi, aturan yang baik ini jangan sampai terhambat/tidak berjalan sesuai tujuan yang ditetapkan, hanya karena perilaku negatif orang-orang tertentu yang memanfaatkan fasilitas orang miskin ini tidak sesuai dengan ketentuannya. Programprogram bantuan hukum bagi orang miskin ini hendaknya benar-benar dinikmati oleh orang yang berhak dan jangan sampai salah sasaran. Semoga bantuan hukum bagi orang-orang yang tidak mampu di atas kiranya dapat dipenuhi di seluruh pengadilan yang ada di Indonesia sehingga keadilan bukan hanya milik orang-orang yang kuat secara ekonomi, akan tetapi keadilan bagi orang-orang miskin pun (justice for the poor) juga dapat terpenuhi. Wallahualam bisawab! n

±

Memaksimalkan Peran Pers Sunardi Guru SMA Negeri 9 Bandar Lampung dan Mahasiswa Jurusan Pendidikan IPS Program Pascasarjana FKIP Universitas lampung

L

ampung Post Teruji Tepercaya. Dalam melaksanakan tugas jurnalistik, wartawan Lampung Post dilengkapi kartu pers dan tidak diperkenankan menerima atau meminta imbalan dengan alasan apa pun. Itulah kalimat yang penulis baca berulangulang setiap menerima Lampung Post dari tangan seorang agen koran harian ini yang selalu tepat waktu mengantarkan koran setiap hari. Sesungguhnya ada pesan moral yang mendalam pada kalimat tersebut bagi awak media (khusunya) Lampung Post. Harus dipahami dalam profesi kewartawanan di mana pun dewasa ini paling tidak didasarkan pada nilai kemanusiaan dan moral, antara lain tidak pernah berhenti mencari kebenaran, maju terus meng­hadapi zaman yang sedang berubah, memberi pelayanan yang berarti kepada umat manusia, dan menjaga serta memelihara kemerdekaan yang teguh-tetap. Keempat pokok pikiran tersebut

Redaktur: Hesma Eryani, Lukman Hakim, Muharam Chandra Lugina, Musta’an Basran, Nova Lidarni, Sri Agustina, Sudarmono, Trihadi Joko, Wiwik Hastuti, Zulkarnain Zubairi. Asisten Redaktur: Abdul Gofur, Aris Susanto, Isnovan Djamaludin, Iyar Jarkasih, Fadli Ramdan, Rinda Mulyani, Rizki Elinda Sary, Sri Wahyuni, Sony Elwina Asrap, Susilowati, Vera Aglisa. Liputan Bandar Lampung: Agus Hermanto, Ahmad Amri, Delima Napitupulu, Fathul Mu’in, Ricky P. Marly, Meza Swastika, Karlina Aprimasyita, Wandi Barboy. LAMPOST.CO. Redaktur: Kristianto. Asisten Redaktur: Adian Saputra, Sulaiman. Content enrichment Bahasa: Wiji Sukamto (Asisten Redaktur), Chairil, Kurniawan, Aldianta. Foto: Hendrivan Gumay (Asisten Redaktur), Ikhsan Dwi Satrio, Zainuddin. Dokumentasi dan Perpustakaan: Syaifulloh (Asisten Redaktur), Yuli Apriyanti. Desain Grafis redaktur: DP. Raharjo, Dedi Kuspendi. Asisten Redaktur: Sugeng Riyadi, Sumaryono. Biro Wilayah Utara

CMYK

gadilan negara tertinggi di Indonesia, telah memberikan perhatian khusus bagi para pencari keadilan yang tidak mampu. Perhatian tersebut dituangkan dalam Surat Edaran Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor 10 Tahun 2010 tentang Pedoman Bantuan Hukum. Setelah diterapkan beberapa tahun dalam praktik peradilan oleh lembaga peradilan yang berada di bawah Mahkamah Agung, Mahkamah Agung Republik Indonesia di awal 2014 telah mengeluarkan Peraturan Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor 1 Tahun 2014 tentang Pedoman Pemberian Layanan Hukum Bagi Masyarakat Tidak Mampu di Pengadilan.

±

paling tidak bertali-temali dengan sifat wartawan. Sifat wartawan adalah cinta pada pekerjaannya dan memiliki integritas (kejujuran) yang kokoh dan tidak dapat ditawar-tawar lagi sebagaimana pernah dikemukakan oleh tokoh pers Indonesia, Rosihan Anwar. Dikebanyakan negara-negara kawasan ASEAN muncul berbagai pendapat wartawan adalah pesuruh yang hilir mudik antara masyarakat dan pemegang kekuasaan. Di Barat, menurut wartawan Jerman Barat (kini Jerman), wartawan adalah watchdog, anjing penjaga masyarakat terhadap pihak eksekutif dan legislatif. Sebagaimana kita ketahui pers Barat dilahirkan dalam alam democracy of conflict dan bukannya democracy of consent, suatu demokrasi mufakat yang diperjuangkan di kawasan ASEAN. Mereka berpendapat semua sumber berita yang berasal dari rilis dan hand-aut adalah kering. Oleh karena itu, berita model begitu perlu ditambahi berbagai sumber informasi lain. Jika kita terapkan di sini, adalah masyarakat atau pemerintah dapat lebih generous dalam memberi keterangan. Itu baru satu persoalan, belum jika kemudian persoalannya ditambahkan bahwa pers juga merupakan alat untuk berbagai tujuan dalam

(Lampung Utara, Way Kanan, Lampung Barat): Mat Saleh (Kabiro), Aripsah, Buchairi Aidi, Eliyah, Hari Supriyono, Hendri Rosadi, Yudhi Hardiyanto. Biro Wilayah Tengah (Lampung Tengah, Metro, Lampung Timur): Chairuddin (Kabiro), Agus Chandra, Agus Susanto, Andika Suhendra, Djoni Hartawan Jaya, Ikhwanuddin, M. Lutfi, M. Wahyuning Pamungkas, Sudirman, Suprayogi. Biro Wilayah Timur (Tulangbawang, Mesuji, Tulangbawang Barat): Juan Santoso Situmeang (Kabiro), Merwan, M. Guntur Taruna, Rian Pranata. Biro Wilayah Barat (Tanggamus, Pringsewu, Pesawaran): Sayuti (Kabiro), Abu Umarly, Erlian, Mif Sulaiman, Widodo, Heru Zulkarnain. Biro Wilayah Selatan (Lampung Selatan): Herwansyah (Kabiro), Aan Kridolaksono, Juwantoro, Usdiman Genti. Kepala Departemen Marcomm: Amiruddin Sormin. Senior Account Manager Jakarta: Pinta R Damanik. Senior Account Manager Lampung: Syarifudin. Account Manager Lampung: Edy Haryanto.

±

upaya mendukung konglomerasi usaha pemilik penerbitan. Berkaitan dengan moral dalam sebuah pemberitaan, Peter L, Berger, redaktur senior harian terkemuka Guardian, melalui Media Indonesia, menulis adanya manipulasi fakta oleh pers Barat dalam memberitakan peperangan. Menurut dia, pers Barat lazim memutarbalikkan fakta. Kalaupun tidak, penguasa Barat lah yang melalukan sensor demi kepen­ tingannya. Pemberitaan kerap simpang siur. Tidak jarang saling bertolak belakang. Jika keadaan orisinal di lapang­ an tidak diketahui, daya kritis saja tampaknya belum cukup untuk menghadapi keadaan. Oleh sebab itu, yang paling maksimal dapat dilakukan adalah membandingkan isi dan sumber berita. Peter L. Berger boleh jadi memang satu dari sedikit jurnalis yang enggan menyalahi idealisme pers. Dengan membuka kebohongan pers Barat umumnya, agaknya ia bukan hendak larut arus bersama rekannya melakukan tugas tendensius. Ia rupannya menganut garis Howard Russel, wartawan sejati pendahulunya, yang selalu menolak tujuan lain di luar tujuan utama jurnalis untuk kepentingan kemanusiaan. Kebenaran dalam menjalankan

Manager Sirkulasi: Indra Sutaryoto. Manager Keuangan & Akunting: Rosmawati Harahap. Alamat Redaksi dan Pemasaran: Jl. Soekarno Hatta No.108, Rajabasa, Bandar Lampung, Telp: (0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi). Faks: (0721) 783578 (redaksi), 783598 (usaha). http://www.lampungpost.com e-mail: redaksi@ lampungpost.co.id, redaksilampost@yahoo.com. Kantor Pembantu Sirkulasi dan Iklan: Gedung PWI: Jl. A.Yani No.7 Bandar Lampung, Telp: (0721) 255149, 264074. Jakarta: Gedung Media Indonesia, Kompleks Delta Kedoya, Jl. Pilar Raya Kav. A-D, Kedoya Selatan, Kebon Jeruk, Jakarta Barat. Telp: (021) 5812088 (hunting), 5812107, Faks: (021) 5812113. Kalianda: Jl. Soekarno-Hatta No. 31, Kalianda, Telp/Fax: (0727) 323130. Pringsewu: Jl. Ki Hajar Dewantara No.1093, Telp/Fax: (0729) 22900. Kotaagung: Jl. Ir. H. Juanda, Telp/Fax: (0722) 21708. Metro: Jl.

fungsi pers selalu dilihat dari seberapa jauh fungsi hakiki pers dipertimbangkan dan dijalankan. Sejarah pers mengungkapkan salah satu idealisme penting yang mendorong lahir dan tumbuhnya pers adalah dalam kaitannya dengan tugas kemanusiaan dan moral. Pasar untuk pers pun sangat terbuka luas, pendapatan per kapita penduduk pun mencukupi, mereka yang melek huruf pasti punya rasa ingin tahu berkat membaiknya pendidikan. Pers memiliki peran yang amat penting bagi perkembangan bangsa ini, sudah dibuktikan keberadaannya jauh sebelum bangsa ini merdeka. Melalui pers rakyat mampu menyampai aspirasi dan beritaberita yang sifatnya regional maupun universal disampaikan. Kita bisa melek terhadap isu-isu yang sedang berkembang mulai dari isu provokasi dan propaganda. Itu baru secuil fungsi pers yang disebutkan, selain memberikan informasi pers jurnalistik bisa sebagai edukasi, koreksi, rekreasi, maupun mediasi, (Heti Ergiana, 2011). “Karena kau menulis, suaramu takkan padam di telan angin. Akan abadi sampai jauh, jauh dikemudian hari.” (Pramoedya Ananta Toer). Selamat Hari Pers Nasional. n

Diponegoro No. 22 Telp/Fax: (0725) 47275. Menggala: Jl. Gunung Sakti No.271 Telp/Fax: (0726) 21305. Kotabumi: Jl. Pemasyarakatan Telp/Fax: (0724) 26290. Liwa: Jl. Raden Intan No. 69. Telp/Fax: (0728) 21281. Penerbit: PT Masa Kini Mandiri. SIUPP: SK Menpen RI No.150/Menpen/ SIUPP/A.7/1986 15 April 1986. Percetakan: PT Masa Kini Mandiri, Jl. Soekarno - Hatta No. 108, Rajabasa, Bandar Lampung Isi di Luar Tanggung Jawab Percetakan. Harga: Eceran per eksemplar Rp3.000 Langganan per bulan Rp75.000 (luar kota + ongkos kirim).

DALAM MELAKSANAKAN TUGAS JURNALISTIK, ­WARTAWAN LAMPUNG POST DILENGKAPI KARTU PERS DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA ATAU M ­ EMINTA IMBALAN DENGAN ALASAN APA PUN.

CMYK

±

±


kamis, 6 februari 2014 LAMPUNG POST

OPINI

Ruang Publik Kirimkan keluhan dan komentar Anda tentang pelayanan publik ke e-mail: redaksi@lampungpost.co.id, redaksilampost@yahoo.com, short message service (SMS) 0815-405-9000, www.facebook.com/lampungpost. interaktif. Setiap surat harus disertai identitas yang jelas.

13

­ Nuansa

Pak de Pak Ho

Seharga Mobil

T n LAMPOST/HENDRIVAN

Sri Wahyuni Wartawan Lampung Post

IGA pekan lalu, ada kabar menyedihkan. Seorang sahabat sepulang kantor mengalami kecelakaan di sebuah gang. Dia berkisah saat memacu motornya degan kecepatan cukup tinggi, di depan sebuah gang tiba-tiba muncul motor tanpa lampu. Kaget melihat motor tersebut, dia kemudian membuang setir ke kanan dan wajah serta dadanya membentur kepala motor dengan keras. Akibatnya, dagunya terkena besi pengunci helm dan tiga buah giginya tanggal. Yang lebih parah adalah kondisi dadanya. Sebab, akibat kecelakaan, dia menjadi sesak napas. Sungguh tidak tega melihat kondisinya. Setelah tiga minggu berlalu, sahabatku yang cantik itu kembali ngantor. “Tapi dadaku masih sakit, Mbak. Aku takut kalau mau bersin atau batuk, sebab dadaku pasti sesak lagi,” katanya berkisah. Oleh karena itu, dia selalu menahan batuk maupun bersin agar dadanya tidak sesak. “Kata dokter sih dadanya enggak papa, tapi kata mbah urut memar dalam

dadanya,” ujar dia. Yang sangat memprihatinkan adalah kisahnya mengenai tiga buah giginya yang tanggal. Akibat giginya tanggal, pendarahannya 24 jam tidak berhenti. “Padahal, aku sudah minum obat untuk menghentikan pendarahan,” kata dia. Setelah kondisi membaik, dia kemudian konsultasi ke dokter gigi. Menurut sang dokter, tidak mudah merekonstruksi gigi yang tanggal. “Kata dokter tanggung, Mbak, karena yang copot tiga. Kalau mau pasang permanen, harus dikikir juga giginya yang lain atau bisa diimplan gigi,” ujarnya. Namun, harga implan sungguh tidak murah. “Di Jakarta satu gigi Rp15 juta. Kalau di Lampung, harganya satu gigi Rp17 juta. Bisa kebeli satu mobil ya, Mbak,” katanya lagi. Itu pun menurutnya tidak menjamin gigi yang dipasang bagus dan tidak lepas. Sebab, jika pemasangannya tidak presisi, sang gigi implan yang harganya puluhan juta itu bisa saja lepas. Waduh! Betapa selama ini kita tidak pernah mensyukuri diberi anugerah gigi yang lengkap dan bagus. Seandainya saja kita harus

membayar untuk setiap gigi yang diberikan Tuhan, berapa ratus juta harganya. Di lain hari, saya bertemu seorang sahabat yang juga baru saja mengalami kecelakaan. Wanita yang cantik ini berkendara motor bersama sang suami. “Saya tertabrak dan terlindas mobil, Mbak. Lima tulang iga saya patah dan malang melintang tak karuan,” katanya dengan wajah semringah karena kondisi­ nya sudah pulih. Selain lima tulang iganya patah, limpanya juga harus diangkat karena rusak. “Jadi, seperti operasi caesar gitu, perutku dibedah, dan dibenerin semua. Tapi te­ nang, sekarang sudah bisa goyang Caisar lagi,” kata wanita modis tersebut. Tentu biaya operasi yang harus dibayar juga tidak murah. Saat sakit, betapa kita jadi sangat mengerti dan memahami betapa mahalnya kesehatan. Oleh karena itu, mari mensyukuri ka­ runia sehat yang diberikan Tuhan, bahkan hingga setiap hembusan oksigen yang masuk ke dalam tubuh yang diberikan Tuhan secara gratis. Sesungguhnya dunia ini begitu indah kalau kita bisa bersyukur atas segala nikmat dan bersabar atas semua ujian. n

Yth. Rektor Universitas Lampung. Ketika pada awal pendaftaran sebagai mahasiswa pascasarjana Magister Hukum Kelas Reg. B Pihak pengurus Prodi M menyampaikan kepada kami bahwa SPP kami yang berjumlah Rp11 juta adalah termasuk biaya seminar dan ujian tesis nantinya, tapi pada kenyataannya ketika seminar 1,2 dan ujian kami tetap dikenakan biaya lagi masing-masing Rp1,5 juta untuk seminar dan Rp3,3 juta untuk ujian tesis. Kemudian, yang lebih membingungkan kami, biaya wisuda yang tertera pada kuitansi dari pihak rektorat hanya Rp411 ribu, tapi kami justru dikenakan biaya Rp2,3 juta tanpa kuitansi dari perincian kegunaan biaya tersebut. Mohon kiranya kami dapat diberi penjelasan mengingat Unila adalah lembaga pendidikan tinggi pemerintah yang harus tetap dijaga kualitasnya, tidak terlalu mengomersilkan pendidikan demi pendapatan. Terima kasih. 082186145xxx

Pengumumam CPNS Diundur Terus Pengumuman CPNS K2 diundur terus indikasi cari cara untuk bermain, kepada Kapolda Lampung dan KPK tolong telusuri oknum PNS atau CPNS K2 yang nakal dan main suap, gagalkan SK-nya. Telah beredar rumor ada dana main Rp80 juta pasti lolos, terutama di Lampung Tengah. Oknum seperti ini perlu dipecat karena tidak mendukung program pemerintah antiKKN, terima kasih atas perhatiannya. Rahmad Tengku Sanjaya 082176847xxx

Berantas Togel di Kotabumi Tolong berantas togel di Lampung Utara Pak Kapolres,

Padahal pendapatan kita tidak pernah bertambah.

n FERIAL

P ojok Pemprov-KPU batal teken MoU pilgub. Batal maning, batal maning... n Kabag Umum Dinkes Kota ditahan. Kok yang lain enggak kapok, ya?

SURAT P EMBACA

SM S I NT E R AK T I F Tentang Biaya Kuliah

Harga komoditas pangan merangkak naik, Pak De.

berantas juga dong togel di Kotabumi, kok mudah sekali pasang togel di Lampung Utara? Kenapa? Ada apa ini? 085377538xxx

Bersihkan Sisa Pembangunan Tugu Yth. Bupati Pesawaran. Pak tolong sisa-sisa pembangunan tugu di pertigaan Tegineneng dibersihkan agar tidak mengganggu pengendara. Pemborong main tinggal begitu saja. Bisa jadi pemborongnya bermasalah. 082178762xxx

Kenapa Tak Peduli pada Petani Karet Saya hanya seorang petani karet, kenapa pemerintah tidak peduli sama sekali dengan petani, harga karet di tingkat petani hanya Rp6.000 dan pemerintah hanya diam saja, dianaktirikan ya Pak Gubernur petani kita ini. Prianto Banjarmargo, Tuba 081367936xxx

Guru Nyuruh Beli LKS Yth. Disdik Bandar Lampung. Tolong dicek kembali SMPN 19, gurunya masih sering menyuruh anak muridnya untuk beli LKS, katanya sudah ditiadakan LKS sekolah-sekolah negeri, apa kurang bergaji PNS. 081957200xxx

Pungli Bikin Resah Sopir Yth. Kapolda Lampung dan Kapolres Lampung Tengah. Di jembatan Desa Gunungbatin, Lampung Tengah, didirikan pos pungli oleh masyarakat setempat yang membuat resah sopir, tolong ditindak tegas pos tersebut. Terima kasih. 085768990xxx

PLN Mengecewakan Kami warga Kecamatan Gunungterang, Kabupaten Tuba Barat, kecewa dengan kinerja pegawai PLN Ranting Menggala yang kerjanya kurang baik. 085366459xxx

Buat Jembatan Kami Permanen Yth. Bupati Lampung Tengah. Mohon jembatan M. Rahayu Candirejo yang dulu bapak bantu perlu dipermanen lagi, sekarang jadi alternatif Bandarjaya—Kotabumi melalui Seputihagung. 081369257xxx

Meramaikan Penulis Perempuan LAMPUNG terkenal dengan nama negeri penyair. Sudah tentu banyak penulis puisi di Lampung dan di antaranya adalah perempuan. Selain puisi, ada juga penulis cerpen juga novel. Banyak di antara penulis itu perempuan. Kehadiran perempuan yang menggoreskan tulisan layaklah kita apresiasi. Di surat kabar ini pun kita kerap menjumpai nama-nama penulis perempuan. Mereka telah menyampaikan pemikiran, gagasan, dan aspirasi. Lewat tulisan, mereka juga menyampaikan kritik, keluh kesah, dan tanggapan terhadap isu dan kebijakan yang tengah bergulir. Kita tentu mengharapkan perempuanperempuan lainnya untuk turut menulis. Pada dasarnya, menulis merupakan potensi yang dimiliki siapa pun. Maka, perempuan tak perlu merasa tidak mampu menulis. Tulisan sederhana yang ditulis meskipun hanya setengah sampai satu halaman tetaplah berarti. Dengan menulis, suara perempuan akan bisa terdengar. Perempuan bisa menyampaikan apa pun yang terdapat di benak masing-masing. Apalagi, saat ini begitu banyak ruang yang bisa digunakan perempuan untuk menulis. Tak hanya di media cetak, tetapi juga bisa di media online. Jika selama ini muncul keluhan kebijakan publik acap mengabaikan aspirasi perempuan, perempuan harus tampil di muka. Tak harus berkoar-koar di mimbar, tetapi bisa lewat tulisan. Tulisan-tulisan itu akan membantu policy maker (pengambil kebijakan) dalam upaya menggulirkan kebijakan publik yang aspiratif terhadap perempuan. Di sisi lain, tulisan-tulisan dari perempuan bisa mendokumentasikan isi dari pikiran perempuan. Lewat tulisan, jiwa perempuan di setiap zaman bisa terbaca yang tentu bermanfaat dalam penulisan sejarah. Harus diakui jika sejarah perempuan amat minim dalam literatur. Sebaliknya, dominasi kaum laki-laki yang kerap lebih kentara. Padahal, perempuan bukannya tidak berkiprah dan berperan dalam kehidupan masyarakat, bangsa, dan negara. Kiprah perempuan dalam kehidupan keluarga juga memiliki nilai. Jadi, perempuan perlulah menulis untuk mendokumentasi jejak dan kiprahnya. Tak perlu mengharapkan laki-laki menuliskan sejarah perempuan, tapi perempuanlah yang harus mengambil pena menuliskan sejarahnya sendiri. Wahai perempuan, menulislah agar engkau semakin cantik. Heri Cahyadi Way Halim, Bandar Lampung

Hati-Hati Penipuan Mengatasnamakan Bea Cukai YTH. Masyarakat Provinsi Lampung. Sehubungan dengan laporan dan informasi yang kami terima, dengan ini disampaikan hal-hal sebagai berikut: 1. Bahwa akhir-akhir ini di masyarakat berkembang kegiatan penipuan mengatasnamakan Bea Cukai yang dilakukan oleh oknum-oknum yang tidak bertanggung jawab. Beberapa modus yang biasa dilakukan oleh oknum tersebut adalah: a. Menginformasikan akan ada barang lelang dengan harga yang sangat murah di Kantor Bea dan Cukai dan meminta orang untuk mentransfer kepada rekening oknum tersebut; b. Menginformasikan bahwa seseorang mendapat paket kiriman dari luar negeri dan menyuruh orang tersebut mentransfer biaya guna pengurusan pengeluaran barang

di Kantor Bea dan Cukai; c. Mengatasnamakan kepala Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea Cukai Tipe Madya Pabean B Bandar Lampung untuk meminta uang kepada pengguna jasa Kepabeanan dan Cukai. 2. Pada kesempatan ini, perlu disampaikan prosedur standar di Kantor Bea dan Cukai untuk melakukan hal-hal tersebut: a. Jika terdapat lelang barang milik negara hasil tegahan Bea Cukai, pemberitahuan lelang selalu diumumkan di surat kabar dan penyetoran uang lelang dilakukan ke kas negara; b. Jika menerima paket dari luar negeri, pembayaran pungutan negara dilakukan di bank atau kantor pos persepsi; c. Kepala KPPBC TMP B Bandar Lampung tidak pernah meminta uang atau transfer kepada para pengguna jasa. 3. Kepada masyarakat luas dimohon untuk berhati-hati agar terhindar dari penipuan tersebut. Jika mendapat informasi dari seseorang yang mencurigakan yang berhubungan dengan Bea dan Cukai dimohon melakukan konfirmasi ke hotline Bea Cukai Bandar Lampung di 082183089999. Demikian disampaikan, atas perhatiannya diucapkan terima kasih. Agus Djoko Prasetyo Kepala Seksi PLIKPPBC TMP B BandarLampung

Pendidikan Politik dari Kaum Elite KATA orang, politik itu kejam. Kalau sedang kompak mereka kelihatan mesra. Namun kalau sedang berseberangan, di antara mereka bisa ribut, saling melempar tanggung jawab, saling serang, dan saling maki di depan publik. Mereka melakukan apa pun untuk memenuhi kepentingannya. Apakah sikap mereka yang bertentangan antara pergaulan mereka dengan pandangan publik itu memberikan pendidikan politik yang benar kepada masyarakat? Saya rakyat awam yang tidak mengerti politik. Saya menyaksikan perseteruan di kalangan elite partai sudah membentuk opini saya bahwa politik itu hanya saling adu domba, bermusuhan maupun saling hujat walau di panggung politik, tetapi di belakang saling akur. Masyarakat Indonesia yang berideologi Pancasila telah ditanamkan agar orang saling menghargai atas dasar kemanusiaan, bukan kepentingan. Apabila politik menghargai orang atas dasar kepentingan jelas bahwa politik itu berseberangan dengan masyarakat antar-etnis di negeri ini. Menurut saya, sikap mendua elite tersebut tidak memberikan pendidikan yang benar kepada masyarakat. Sebaliknya memberikan pendidikan “politik yang kotor” kepada masyarakat yang di sisi lain bisa dikatakan belum tercemar. Sebab itu, elite bangsa ini seharusnya bersikap jentelmen, tidak pengecut ala politikus yang bermuka dua agar tak menimbulkan penilai­ an kemunafikan di mata masyarakat. Karena, akibatnya, bisa saja terjadi benturan-benturan di tengah masyarakat yang selama ini adem ayem dan ramah-tamah, menjadi saling terkam. Rakyat mudah sekali terbakar akibat provokasi elite. Perseteruan antarkelompok pun mudah terjadi akibat tersulut oleh pernyataanpernyataan elite yang kadang kebablasan tanpa terkendali, cenderung provokatif. Sinta Cahyani Kedaton, Bandar Lampung


±

Kamis, 6 Februari 2014

±

CMYK

CMYK

±

Fajar Ramadhan Muchtar

INSPIRASI

Saya berharap pemerintah membuat kebijakan agar para aparaturnya mengenakan batik bergambar gamolan. Selama ini batik PNS di Lampung hanya memuat gambar siger, tapis, dan gajah. Batik gamolan jadi desain baru dan sangat mencerminkan Lampung.

14

LAMPUNG POST

Menjejak Bumi, Menjunjung

Seni Budaya Lampung Hingga akhirnya upayanya itu menuai berbagai prestasi, meraih rekor Muri Gamolan 2011 dan rekor Muri Kain Tapis 2012. Fajar juga berhasil menggelar Seminar Internasional Gamolan Part I pada 2011. Insan Ares

S

ORE itu ketika waktu menunjukkan pukul 14.10, di ruang lobi kantor harian umum Lampung Post, de­ ngan gaya bicaranya yang ceplas-ceplos, Fajar Ramadhan Muchtar menyapa dan mengakrabi seluruh orang di ruangan saat itu. Sepertinya ia terlahir sebagai sosok yang mudah mengakrabi semua orang. Nama pria ini mungkin tampak asing di telinga publik, tapi di kalangan akademi, praktisi, dan pemerhati seni kebudayaan Lampung, cowok 42 tahun ini merupakan segelintir tokoh kelahiran non-Lampung yang telah mendedikasikan hidupnya untuk mengangkat, mengembangkan, dan melestarikan adat istiadat di Provinsi Sang Bumi Ruwa Jurai ini. Sore itu Fajar bicara banyak hal, ter­ utama soal seni budaya Lampung. Dia mengaku memilih jalan hidupnya saat ini, berangkat dari keprihatinannya terhadap rendahnya animo masyarakat yang tinggal di Lampung, mengangkat seni budayanya sendiri. Berpatokan pada prinsip, di mana bumi dipijak, di situ langit dijunjung, Fajar mendedikasikan dirinya untuk seni budaya Lampung. Meski statusnya bukan kelahiran Lam­ pung asli, pria ini mampu menyandang status bangsawan suku Lampung karena kecintaannya terhadap Lampung. Sejak kecil ia mengaku keluarganya telah men­ didiknya untuk selalu menjunjung tinggi adat istiadat dari daerah lain. Sebab itu, ketika mendapatkan istri orang Lampung asli, pria dengan dua anak ini tak segan-segan mendalami

seni budaya istrinya secara mendalam. Bahkan, dia tak canggung menjadikan istri, kedua mertua, dan kedua orang tua angkatnya sebagai mentor awal men­ dalami berbagai seni budaya Lampung. Pria kelahiran Jakarta berdarah Sunda ini menganggap adat istiadat menjadi pembentuk karakter diri. Ketika akhirnya memilih menikahi gadis Lampung, Fajar langsung menda­ patkan tongkonan sangkonan, yakni menjadi warga kehormatan dalam adat Lampung. “Saya ikuti prosesnya agar dapat di­ akui sebagai orang Lampung seutuhnya. Dengan proses sedetail mungkin, saya jalani hingga diangkat jadi kaum bang­ sawan Negeri Olok Gading. Saya juga dapat orang tua angkat dari Saibatin dan istri saya dari Pepadun. Dari keduanya saya bisa mendalami dan memahami adat istiadat Lampung secara lengkap,” kata dia. Sejak itu Fajar memantapkan diri untuk memajukan seni budaya Lampung. Hal itu ditunjukkan dengan memperkenal­ kan seni budaya Lampung di tingkat nasional hingga internasional. Membuka akses seluas-luasnya kepada turis lokal maupun luar negeri tentang kekayaan potensi seni budaya Lampung. Berbagai event seni budaya ia garap, yang tentunya dilangsungkan dengan menggandeng berbagai pihak, semisal Dinas Pariwisata Lampung. Hingga akhirnya, upayanya itu menuai berbagai prestasi dengan meraih rekor Muri Gamolan 2011 dan eekor Muri Kain Tapis 2012. Fajar juga berhasil menggelar Seminar Internasional Gamolan Part I pada 2011. Semua itu menambah deret prestasi Fajar di bidang seni budaya sebelumnya. Pada 1992, dia meraih juara I vokal grup di Anjungan Jawa Barat TMII (Astara Grup), Lomba Akting se-DKI Jakarta 1988, Teater Muga, dan vokal grup SMA Al Azhar Kemang, Geronimo, Jakarta, 1988. “Sebelumnya saya memang sudah terlibat dalam dunia seni budaya. Itu sebabnya ketika saya datang ke Lam­ pung, saya juga berusaha melibatkan diri dalam dunia seni budaya tempat di mana saya tinggal sekarang. Tak banyak memang yang benar-benar peduli pada

pengangkatan seni budaya Lampung. Tapi saya tak peduli hal itu, yang terpen­ ting saya punya tekad mengangkat seni budaya Lampung,” ujarnya. Dalam perbincangan yang hangat, Fa­ jar mengaku tak hanya berkutat dalam pengembangan seni budaya. Ia juga berupaya menggalang dukungan dalam melestarikan objek-objek pariwisata yang terabaikan, seperti situs purbakala Pugungraharjo di Lampung Timur yang diupayakan untuk mendorong upaya pe­ merintah dan swasta melengkapi sarana transportasi, kebutuhan infrastruktur, sarana dan prasarana penunjang potensi wisata di sana. Dia beranggapan kalau objek wisata pariwisata diperhatikan, potensi kedatangan turis di Lampung semakin besar. Upaya lainnya, Fajar dalam waktu dekat ini siap menghelat event bertajuk Putri Bahari se-Provinsi Lampung. Ke­ giatan ini rencananya akan berlangsung di Bandar Lampung mulai 3—4 Mei mendatang. Harapannya, kegiatan ini dapat meng­ angkat potensi pariwisata Lampung. Dia juga sudah mencoba memperkenalkan kegunaan kain tapis hingga ke tingkat na­ sional. Puncaknya ketika 38 finalis Putri Indonesia 2014 mengenakan gaun pan­ jang dari bahan kain tapis Lampung. Tak hanya kain tapis, dia juga meng­ upayakan produksi batik bergambar gamolan yang sudah disosialisasikan pada Maret 2012 lalu. Ia mengatakan produksi batik berhiaskan gambar alat musik gamolan akan dibuat sebanyak 200 lembar batik dan diperdagangkan kepada masyarakat. Sedangkan desain batik dibuat Fajar bersama beberapa rekannya, Hasyimkan, Kemal Sjahdinata, dan Suryo Dwiyono. “Saya berharap pemerintah mem­ buat kebijakan agar para aparaturnya mengenakan batik bergambar gamolan. Selama ini batik PNS di Lampung hanya memuat gambar siger, tapis, dan gajah. Batik gamolan jadi desain baru dan sangat mencerminkan Lampung. Kalau mengaku dan bangga sebagai orang Lampung seharusnya bangga mengena­ kan pakaian yang mencerminkan adat istiadatnya,” kata dia. (S3)

insanares@lampungpost.co.id

B I O D AnTDok. A Pribadi Nama: Fajar Ramadhan Muchtar, S.Pd. Kelahiran: Jakarta, 18 Oktober 1972 Keluarga: 1. Ayah: Drs. H. U. Muchtar Ranawidjaja, M.M. 2. Ibu: Hj. Sri Hastuti 3. Istri: Renny Lestari Kadarsyah Irsa, S.H. 4. Anak: Muchtar Lathief Al-Fajri Dewi Nabila Sya’bania Riwayat Pendidikan: 1. SDN 01 pagi Cipete, Jakarta (1979 – 1985) 2. SMP Cendrawasih, Jakarta (1985 – 1988) 3. SMA Islam Al-Fatah, Garut Jawa barat (1988 – 1991) 4. S-1 FKIP Universitas Pasundan, Bandung (1991 – 2000) Prestasi: 1. Rekor Muri Gamolan 2011 2. rekor Muri Kain Tapis 2012 3. Seminar Internasional Gamolan Part 1, 2011 4. Juara I vokal grup di Anjungan Jawa barat TMII (Astara Grup), 1992 5. Lomba akting se-DKI Jakarta, 1988 6. Teater Muga dan vokal grup SMA Al Azhar Kemang, Geronimo, Jakarta, 1988. Organisasi: 1. Organisasi Mahasiswa Akunting (Himaksi) UNPAS, Bandung (1991-2000) 2. Organisasi Mahasiswa Indonesia Australia (NSW & Melbourne) (1992-1996) 3. DPD KNPI Bandar Lampung (2008-2011) 4. Anggota Majelis Penyimbang Adat Lampung (MPAL) Bandar Lampung (2010- sekarang) 5. Duta Musik Gamolan Provinsi Lampung (2011-sekarang)

n LAmpung Post/INSAN ARES

n Dok. Pribadi

Perjuangan yang Tak Mudah MENDEDIKASIKAN diri demi perkem­ bangan budaya dan pariwisata Lam­ pung ternyata bagi seorang Fajar bukan langkah yang mudah. Fajar mengaku dalam meng­usung berbagai kegiatan programnya itu kerap menemukan berbagai ken­ dala, semisal sering terbentur pro­ tokoler birokrasi Pemerintah Daerah yang rumit, hingga segelintir orang yang belum mengakui keberadaan dirinya untuk mengangkat identitas adat Lampung. “Dengan kondisi ini, saya sangat sedih. Namun, saya tak patah se­ mangat untuk terus berusaha meng­ golkan ambisi saya ini. Saya anggap Lampung dengan kekayaan alam, terutama meliputi seni budaya, serta

±

berbagai bentuk kesenian, tarian, musik, pakaian, permainan tradi­ sional, hingga upacara adat yang menggambarkan jati diri masyarakat Lampung sangatlah potensial untuk maju dan berkembang,” kata dia. Sebab itu, Fajar kemudian ber­ gabung dalam Majelis Penyeimbang Adat Lampung (MPAL) Bandar Lampung. Dari sana, dia melanjut­ kan upayanya untuk membiasakan masyarakat, baik asli maupun pen­ datang, untuk berbahasa maupun berbusana Lampung dan menjun­ jung tata krama sesuai budaya adat Lampung. Dengan adanya MPAL, dia berharap dapat menyatukan berbagai adat yang terpecah sejak kolonial Belanda.

CMYK

Sebagai anggota seksi seni dan dunia usaha MPAL Bandar Lam­ pung, Fajar menjalankan kegiatan adat istidat dan seni budaya yang dapat dijadikan sebagai lahan usaha. Potensinya banyak dan tidak hanya kain tapis, tetapi adat, tata cara, bahasa lisan, tulisan, artefak benda kuno, hingga kulinernya, menurut Fajar bisa bernilai profit dan mampu menyejahterakan masyarakat peng­ giatnya. Selain itu, dia juga tengah fokus dalam mengembangkan potensi dan mengekspos lebih luas lagi musik tra­ disional khas Lampung, gamolan. Tindakannya dalam meningkat­ kan eksistensi gamolan, dia lakukan bersama seniman gamolan di MPAL,

±

seperti sosok Rusli Syukur dan Hasyimkan. Dirinya pun mencoba mendalami lagi alat musik Lampung selain gamolan, seperti kulintang, gitar tunggal, dan lain-lain. Sebagai negosiator dan organisasi­ tor ulung, Fajar mendapat julukan dari Wakil Ketua Komisi V DPRD Lampung Ahmad Nyerupa sebagai pemerhati dan pemakarya seni bu­ daya Lampung. Dia dinilai anggota Dewan Komisi itu mampu menyam­ paikan program-program pemerin­ tah tentang seni budaya hingga ke masyarakat. Dengan saran-saran memba­ ngunnya, Fajar pula yang membuat kebijakan seni budaya selalu bisa on the track di ranah publik. (S3) n Insan Ares

CMYK

±


±

F KUS kamis, 6 febrUARI 2014 LAMPUNG POST

±

CMYK

JEMBATAN RUSAK

15

Bandarjaya-Terbanggibesar Bisa 2 Jam

Kemacetan semakin parah karena para awak kendaraan tidak mau antre dan saling berebut. Ikwanudin

J

±

CMYK

arak antara Pasar Bandarjaya dan simpang Terbanggibesar sebenarnya hanya 6 kilometer. Namun, sejak dua pekan terakhir, waktu tempuh kedua tempat itu, khususnya untuk kendaraan roda empat jenis truk dan bus, bisa mencapai dua jam bahkan lebih. Sebab, Jembatan Way Pengubuan di jalan lintas tengah Sumatera, Terbanggibesar, Lampung Tengah, ambles. Untuk menghindari bahaya, infrastruktur itu ditutup dan seluruh arus kendaraan dari Kotabumi dan Palembang ke Bandar Lampung dan sebaliknya, dialihkan melintasi jalan jalur dua di Terminal Betan Subing. Sayangnya, meskipun konstruksi jalan ini diperuntukkan truk dengan tonase puluhan ton, keluar masuk terminal agrobisnis, kenyataannya jalan juga hancur.

Dalam hitungan hari, lubang menganga cukup dalam dan lebar, meliputi hampir seluruh badan bahkan bahu jalan. Beberapa kendaraan terjerembab, patah as, bahkan terbalik. Penimbunan juga tidak banyak menolong. Hujan yang terus mengguyur membuat struktur tanah makin labil. Apalagi, jalan dua jalur itu hanya bisa digunakan sebelah. Sebab, sejak diresmikan Presiden Megawati, jembatan yang sebelah tetap belum terbangun. Akibatnya, kendaraan dari arah berlawanan harus bergantian untuk melintasi penyeberangan itu. A l hasi l, ant rean pu n ter us ter jad i dan mengular. Tidak hanya memanjang dari jembatan hingga mulut terminal, kendaraan roda empat mengular hingga depan simpang Poncowati arah Bandar Lampung. Bahkan, pada puncak macet, minibus

hingga kontainer berbaris sampai Pasar Bandarjaya. Padahal, saat jembatan normal, pusat bisnis terbesar di Lampung Tengah ini juga biasa macet, terutama pada jam-jam sibuk. Kemacetan makin parah karena para awak kendaraan tidak mau antre dan saling berusaha mendahului. Mereka tidak hanya memanfaatkan bahu jalan untuk melintas, tetapi juga halaman rumah, toko, atau bangunan apa pun, yang penting bisa untuk menerobos antrean. Oleh karena itu, tidak mengherankan jika kemudian didapati adanya pengendara sepeda motor yang jatuh, mobil yang saling bersenggolan, masuk siring, dan macet karena gardannya menyangkut tanah sehingga kedua ban terangkat, bahkan ada yang sampai terbalik. Nasib pengendara sepeda motor masih lebih baik karena mereka masih diperbolehkan melintasi jembatan yang melengkung itu. Begitu pula para pengemudi minibus masih boleh melintasi Jembatan Way Pengubuan yang lama, meskipun un-

tuk itu mereka harus bergantian karena hanya bisa dilintasi dari satu arah. Meskipun demikian, sejumlah awak bus dan t r u k yang d itemu i ter pisah mengharapkan pemerintah bisa bertindak cepat atas musibah tersebut. Sebab, Jal inteng Sumatera merupakan jalur utama, paling dekat, dan padat dibanding jalan lintas lain. “Kalau bisa secepatnya, Mas. Jangan cepat rusak,” ujar Yanto, sopir lintas Jawa—Sumatera. Pejabat Jangan Hanya Meninjau Sejumlah pihak mengapresiasi langkah Gubernur Lampung Sjachroedin Z.P. dan Bupati Lampung Tengah Pairin yang langsung meninjau Jembatan Way Pengubuan yang putus. “Namun, jangan hanya meninjau, seharusnya Gubernur dan pejabat lainnya mengambil langkah cepat untuk memperbaiki kerusakan tersebut,” kata Pribadi, warga Lampung Tengah. Dia mengatakan jembatan yang hanya satu sisi di Terminal Betan Subing kondisinya juga sangat memprihatinkan. Jika

jembatan itu dibiarkan menanggung beban yang sangat berat, tidak menutup kemungkinan itu akan rusak dan ambles. “Kalau jembatan itu dipaksa menanggung beban berat dan ambles, putus sudah jalur dari dan ke Lampung Tengah,” kata Anik, warga lainnya. Mereka berharap agar jembatan di Betan Subing yang sudah siap dipasang segera dilanjutkan pembangunannya. “Semua bahan untuk membuat jembatan sudah ada, tinggal memasang sehingga beban kendaraan bisa dibagi,” kata dia. Menurut dia, di Lampung Tengah banyak perusahaan besar yang bisa diajak bergotong royong memperbaiki jembatan tersebut. “Di Lamteng ada PTPN 7, Bumi Waras, GGP, Gula Putih Mataram, dan Gunung Madu. Jika pemerintah mengajak untuk memperbaiki jembatan itu, tentu jembatan itu bisa segera dilalui,” kata Dian, warga Way Pengubuan. (D2)

Ikhwanudin@lampungpost.co.id

n LAMPUNG POST/M. IKHWANUDDIN

JEMBATAN WAY PENGUBUAN. Kondisi jembatan Way Pengubuan yang menghubungkan Terbanggibesar dan Pasar BandarJaya yang rusak parah dibagian tengah jembatan.

TERPEROSOK. Sebuah truk terbalik di jalan jalur dua Terminal Betan Subing, kemarin. Padatnya kendaraan dengan tonase besar membuat jalan ini rusak parah.

Jembatan itu Dibiarkan Ambles AMBLESNYA pilar Jembatan Way Pengubuan di jalan lintas tengah Sumatera, di bilangan Terbanggibesar, Lampung Tengah, Rabu (22/1), bisa jadi lebih disebabkan adanya pembiaran atas kerusakan pada jembatan itu, sejak sekitar lima bulan silam. Betapa tidak, perbaikan kerusakan atas sambungan antarmatras jembatan hanya bertahan beberapa bulan. Begitu pula penambalan lubang pada badan jembatan, hanya seumur jagung. Padahal, jalan lintas sebelum dan sesudah jembatan banyak berlubang. Kenyataan itu masih ditambah lagi karena sekitar 50 meter dari jembatan merupakan persimpangan kendaraan dari arah Kotabumi dan Pelembang. Selain lalu lintasnya memang relatif padat, di tempat ini juga sering ada pungutan liar yang dilakukan oknum ataupun perorangan. Akibatnya, kendaraan khususnya roda empat harus berjalan merayap. Padahal, sebagian kendaraan yang melintas itu jenis dump truck, tronton, dan kontainer dengan bobot muatan puluhan ton. Beban jalan dan jembatan menjadi makin berat. Para pedagang makanan pun memanfaatkan kesempatan itu untuk berjualan. Mereka tidak hanya menjajakan dengan berjalan kaki dan mendatangi kendaraan, tetapi juga membangun gubuk atau pondok di kanan dan kiri jalan. Kemacetan pun makin bertambah parah. Ban truk sarat muatan setiap hari secara bergantian terus-menerus menghantam sambungan antarmatras jembatan yang rusak. Jarak antarsambungan yang makin renggang, membuat kendaraan harus berjalan lebih lam-

n HUMAS GGPC

bat. Hantaman sekaligus beban yang diterima pilar jembatan makin kuat dan dalam. Kerusakan Tidak Diperbaiki Kalau beberapa bulan lalu lapisan jalan dan jembatan diperbaiki dan tampak rata, kerusakan antarmatras tidak termasuk di dalamnya. Jadi, meskipun tampak rata, kerusakan itu pada dasarnya belum tersentuh sehingga hantaman truk sarat muatan tidak begitu banyak berkurang. Usai kemarau panjang yang disusul dengan curah hujan yang tinggi, debit Way Pengubuan mencapai puncaknya. Bahkan, badan sungai tidak mampu lagi menampung aliran air sehingga meluap dan banjir. Kenyatan ini berlangsung hampir sebulan sehingga memengaruhi struktur tanah, terutama yang ada di sungai. Oleh karena itu, tidak mengherankan jika kemudian tiba saatnya tanah yang diinjak pilar jembatan itu tidak mampu lagi menahan beban, ambles pun terjadi. Beruntung, kejadian ini tidak menelan korban jiwa dan diketahui sebelum benar-benar rata dengan sungai. “Saya yakin, Mas, kalau kerusakan dulu segera diperbaiki dan jalannya pun mulus sehingga kendaraan bisa jalan kebut, jembatan ini tidak akan seperti ini,” ujar Yahya, warga Kotabumi, yang hampir setiap hari ke Bandar Lampung. Dia mengharapkan kerusakan serupa di Jembatan Way Tipo segera diperbaiki. alau tidak, akan bernasib sama. (D2) n M. Ikhwanuddin

ANTRE KENDARAAN. Kendaraan mengantre saat melintasi di Terminal Betan Subing akibat pengalihan kendaraan karena jembatan Way Pengubuan yang menghubungkan Terbanggibesar dan Pasar Bandarjaya yang rusak. n LAMPUNG POST/M IKHWANUDDIN

KU

KF blesl O S Am e

BE lan ams A C Ja di L A B

RATAKAN JALAN. Alat berat meratakan jalan Terminal Betan Subing Lampung Tengah yang rusak yang dijadikan jalan alternatif. n HUMAS GGPC

S


HIBURAN kamis, 6 febrUARI 2014 LAMPUNG POST

16

Yuni Shara

Krisdayanti Masih Suka Kolokan H

n mi

UBUNGAN kakak-beradik Yuni Shara dan Krisdayanti memang sangat dekat. Menurut Yuni, adiknya itu termasuk yang cukup manja dengannya. Yuni mengatakan KD masih seperti anak kecil baginya. Yuni menilai KD juga masih kolokan terhadapnya. “Sebesar apa pun dia masih kolokan sama saya. Masih sampai sekarang. Sama seperti mama nganggep dia, dia masih

kayak anak kecil,” ujar Yuni, ditemui di Studio Hanggar, Jakarta Selatan, Rabu (5/2). “Dia kalau mau harus, kalau mau apa-apa enggak boleh enggak. Misalnya, mau makanan, ya harus,” kata dia. Namun, di luar manjanya KD, Yuni memuji sang adik merupakan sosok yang bertanggung jawab. “Tanggung jawab atas kerjaannya, saya rasa perempuan yang luar biasa.”

Yuni mengatakan dirinya dan KD tumbuh di keluarga yang kurang berada. Yuni pun bersyukur kini ia dan sang adik berhasil mewujudkan mimpi-mimpinya menjadi bintang besar. Terkait dirinya, Yuni Shara dua kali gagal membina rumah tangga. Dalam urusan asmara, hubungannya dengan Raffi Ahmad yang pernah terjalin selama enam tahun juga kandas. (S2)

info musik

Macklemore-Ryan Lewis, Duet Maut MACKLEMORE & Ryan Lewis sukses menjadi duo yang paling banyak dibicarakan tahun ini. Bagaimana awal pertemuan Macklemore dengan teman duetnya Ryan Lewis sehingga bisa menjadi duet maut? Dua belas tahun sebelum merilis album duonya, Macklemore sudah aktif mendedikasikan hidupnya untuk bermusik. Menggunakan nama Profesor Macklemore, pria yang kelahiran 1983 itu melahirkan karya pertama sebuah album mini bertajuk Open Your Eyes pada 2000.

n mi

Berselang enam tahun solo karier itulah seorang pria dengan usia lebih muda lima tahun

Minta Maaf

Raisa

pada Manajemen SETELAH resmi merilis album keduanya yang bertajuk Self-Title bulan November 2013, jadwal manggung Raisa pun makin padat demi promosi. Akibat hal tersebut, penyanyi cantik itu meminta maaf kepada para kru yang mendam­ pinginya. Pelantun Pemeran Utama itu minta maaf karena seluh kru yang terlibat dalam kegiatannya harus mengorbankan waktu yang tidak sedikit. Tidak jarang, jam kerja mereka harus me makan waktu santai dan pribadi, seperti untuk berpacaran. “Sejak Januari ke marin manggung full padat. Dua hari sekali nyanyi, penuh terus selama seminggu seperti itu. Aku capek sih enggak, tetapi buat manajer, kru, dan seluruh tim yang terlibat saya minta maaf buat pacarpacar kalian karena menjadi tidak waktu untuk pacaran,” n mi ujar Raisa. sembari tersenyum. (S2)

On l i n e ha r i i n i

Belum Berani Nyanyi di Luar Kota AYU Ting Ting sampai sekarang masih dilingkupi misteri karena belum bicara kapan dan di mana dia melahirkan. Namun, ada kabar dia telah melahirkan pada Minggu 5 Januari 2014. Selain itu, dia juga belum memberikan keterangan siapa nama putrinya itu. Wanita berusia 21 tahun ini hanya memberikan keterangan sapaan sayang kepada sang anak, Princess Sofia, yang diambil dari film animasi Sofia The First, Princess Sofia. Selain itu, Ayu juga hanya memberikan arti dari nama anaknya, yaitu perempuan yang cantik wajah kemerahmerahan yang selalu diberikan rezeki melimpah. Penyanyi dangdut yang meraih popularitas berkat singgel Alamat Palsu ini mengungkapkan kebahagiannya setelah memiliki anak, walaupun sudah memutuskan n mi hubungan dengan Enji. (S2)

n mi

Chris Brown

Tidak Dipenjara Lanjutkan Rehabilitasi

Ayu Ting Ting

HAKIM pengadilan Los Angeles, Senin (3/2), memutuskan untuk tidak memenjarakan Chris Brown dalam kasus pemukulan di Washington satu tahun yang lalu. Sebagai gantinya, pelantun hit Fine China itu akan meneruskan rehabilitasinya. Sebelumnya, hakim pengadilan Los Angeles telah menjatuhkan hukuman berupa 90 hari program rehabilitasi pengendalian amarah terhadap Chris Brown sejak November 2013. Keputusan itu diberikan atas dasar kasus pemukulan yang dituduhkan pada Chris oleh seorang laki-laki yang ingin berfoto dengannya, Oktober 2013. Seperti dilansir dari Female

First , Rabu (5/2), jaksa wilayah Los Angeles telah meninjau kasus itu lebih lanjut. Mereka menyatakan adanya kemungkinan atas keterlibatan Chris terhadap kasus pemukulan itu. Namun, Hakim James Brandlin menyatakan Chris Brown telah menunjukkan kemajuan pesat di tempat rehabilitasinya sehingga penyanyi berusia 24 tahun itu tidak perlu dipenjarakan dan diminta untuk melanjutkan rehabilitasi. Chris dijadwalkan kembali ke pengadilan pada Jumat (28/2), untuk mendengar keputusan hakim selanjutnya jika mantan kekasih Rihanna itu menunjukkan perubahan. (S2)

LAMPOST.co

Pengungsi Sinabung Terserang ISPA SELAMA dalam pengungsian, banyak dari korban erupsi Gunung Sinabung yang terjangkit penyakit. Data dari Kementerian Kesehatan menyebutkan penyakit infeksi saluran pernapasan akut (ISPA) adalah yang paling banyak menjangkiti para pengungsi. “Data per 2 Februari, paling tinggi itu korban ISPA sekitar 73,9% karena terpapar abu dari gunung,” ujar Kepala Pusat Penanggulangan Krisis Kesehatan Sri Henni Setiawati, dalam keterangan

darinya bernama Ryan Lewis datang. Bukan sebagai partner menyanyi apalagi produser, melainkan fotografer. Namun, ternyata tidak butuh waktu lama bagi Ryan Lewis untuk dapat dipercaya oleh rapper bernama asli Ben Haggerty itu. “Ryan adalah teman yang sangat baik. Saya lebih banyak menghabiskan banyak waktu sepanjang hidup bersamanya daripada dengan orang lain. Kami adalah tim,” ujar Macklemore, dalam sebuah wawancara. (S2)

pers, di gedung BNPB Jakarta Pusat, Rabu (5/2). Menurut dia, penyakit yang menjangkiti pengungsi Sinabung selain ISPA adalah gastritis atau gangguan pada lambung, diare, hipertensi, dan konjungtivis atau gangguan pada mata. Ia menambahkan suplai obat untuk pengungsi tidak akan berhenti selama masih ada korban. Selain obat-obatan, Kemenkes juga memberikan makanan pendamping ASI untuk balita. (MTVN/L3)

Mantan Pegawai Bulog Tipu Kades AG (34), warga Way Urang, Kalianda, Lampung Selatan, mantan pegawai Bulog Lampung diringkus anggota Reskrim Polsek Gedongtataan, di rumah Kepala Desa Sungailangka, Kecamatan Gedongtataan, Pesawaran, Selasa (4/2), yang diduga melakukan penipuan terhadap kades setempat. Adapun modus yang dilakukan tersangka

adalah menawarkan adanya penambahan kuota beras raskin. Tersangka berhasil menipu sejumlah kades di Pesawaran, Lampung Selatan, Pringsewu, dan Tanggamus. Kapolsek Gedongtataan AKP Dencik A.M., didampingi Kanit Reskrim Ipda A.S. Siregar, saat ungkap kasus di mapolsek, Rabu (5/2), menjelaskan AG, sudah tak lagi bekerja. (IAN/L3)

BACAAN FAVORIT

1 2

LAPORAN terbaru dinas urusan kanker Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menyebutkan kasus kanker di seluruh dunia diperkirakan akan meningkat 57% dalam dua dekade mendatang. (LIFESTYLE) PSIKIATER Ken Yeager dari Pusat Medis Wexner, Ohio State University, Amerika Serikat, menyatakan fanatisme fan atau pendukung yang berlebihan atas tim olahraga dapat berdampak negatif. (LIFESTYLE)


DAERAH kamis, 6 februari 2014 LAMPUNG POST

Kherlani (Penjabat Bupati Pesisir Barat) “Tidak mungkin para guru dan muridnya akan disiplin kalau kepala sekolahnya tidak disiplin.”

17

Regulasi Pensiun Tak Pengaruhi Jabatan Tidak ada pengaruhnya perpanjangan usia pensiun dan jabatan PNS. Agus Chandra

P

E R PA N JA N G A N u s i a pensiun PNS tak akan berpengeruh terhadap jabatan mereka. Oleh karena itu, Wali Kota Metro Lukman Hakim meminta sekretaris Ba­ dan Pertimbangan Jabatan dan Pangkat (Baperjakat) mengkaji PNS yang memperoleh perpan­ jangan pensiun. Data di kantor Badan Kepe­ gawaian setempat menyebut­ kan ada 72 PNS di jajaran Pemkot Metro, termasuk eselon II, yang memperoleh perpan­ jangan pensiun terkait UU yang baru. “Assessment jabatan sudah kami bentuk,” ujar Luk­ man, di Pemkot, Rabu (4/2). Dia mengatakan untuk menen­ tukan jabatan, tetap mengacu pada hasil uji kelayakan dan evaluasi. “Jadi, tidak ada penga­ ruhnya perpanjangan pensiun dengan jabatan,” kata dia. Lukman mengungkapkan perpanjangan batasan masa pensiun hendaknya tidak men­

jadikan PNS menurunkan kinerja. Sebaliknya, regulasi itu diundangkan agar PNS meningkatkan kompetensi saat sistem persaingan secara sehat digelar. “Perpanjangan batasan masa pensiun harus dijadikan upaya PNS menjadi lebih produktif,” ujarnya. Lukman menambahkan batasan usia pensiun dan ke­ sejahteraan PNS diharapkan dapat meningkatkan pem­ berian pelayanan maksimal kepada publik. Kepala BKD Metro Herjuno mengatakan di Metro terdapat 72 pegawai yang semestinya memasuki masa pensiun pada 2014. Hal itu menyusul diber­ lakukannya Undang-Undang (UU) No. 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara (ASN). Dengan berlakunya peraturan baru ini, semua PNS batas usia pensiunnya 58 tahun. Namun, bagi mereka yang terhitung masa tugas (TMT) di atas 1 Feb­ ruari 2014. Sementara untuk PNS yang memegang jabatan

eselon II usia pensiunnya 60 tahun. “Dengan berlakunya ASN tersebut, batas usia pensiun 72 PNS tersebut bertambah dua tahun untuk fungsional umum,” kata dia. (D2)

aguschandra@lampungpost.co.id Dasar Hukum Perpanjangan Usia Pensiun m UU No. 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara (ASN) n LAMPUNG POST/CK6

m Surat Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor B/43/M.PAN-RB/01/2014 Tanggal 3 Januari 2014 perihal tindak lanjut UU ASN

LANTIK KEPALA DESA. Bupati Mesuji Khamamik melantik empat kepala desa definitif dan 32 penjabat kepala desa di tujuh kecamatan, di aula Pemkab setempat. Dalam sambutannya, Khamamik meminta kepada seluruh kepala desa agar bekerja mengedepankan aturan, Rabu (5/2).

m Pasal 87 Ayat (1) huruf c Pasal 90 UU No. 5 Tahun 2014, PNS diberhentikan dengan hormat karena mencapai batas usia pensiun, yaitu usia 58 tahun bagi pejabat administrasi, usia 60 tahun bagi penjabat pimpinan tinggi, dan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan bagi penjabat fungsional

Disiplin, Kunci Meraih Prestasi DISIPLIN dan keteladanan hendaknya diperhatikan dan diterapkan para tenaga pen­ didik. Hal itu tidak boleh men­ jadi beban, sebaliknya harus menjadi kebiasaan para kepala sekolah dan guru. Sebab, tanpa disiplin, sekolah tidak akan maju, berprestasi, dikenal, dan dipercaya masyarakat. “Tidak mungkin guru dan muridnya akan disiplin ka­ lau kepala sekolahnya tidak

Di Metro, PNS yang memasuki pensiun pada 2014 - Februari 6 orang - Maret 6 orang - April 6 orang - Mei 6 orang - Juni 6 orang - Juli 6 orang - Agustus 10 orang - September 7 orang - Oktober 11 orang - November 6 orang - Desember 8 orang Sumber: Badan Kepegawaian Metro

disiplin ,” kata Penjabat Bu­ pati Pesisir Barat Kherlani, di Gedung Serbaguna Selalaw, di Pantai Labuhanjukung, Pekon Kampungjawa, Kecamatan Pesisir Tengah, Rabu (5/2). Hal itu disampaikan Kher­ lani pada pengarahannya dalam rangka peningkatan disiplin kepala sekolah dan tertib administrasi yang dilak­ sanakan Dinas Pendidikan, Ke­ budayaan, Pemuda, dan Olah­

raga (Disdikpora) setempat. Hadir dalam kegiatan tersebut Kepala Disdikpora Gunawan, Kepala Inspektorat Syahlani, dan para kepala sekolah seka­ bupaten setempat. Menurut Kherlani, tenaga pendidik merupakan aset bang­ sa dan daerah untuk mencetak generasi terbaik di masa depan. Karena itu, tenaga pendidik bukan hanya mentransfer ilmu pengetahuan kepada anak didik,

melainkan juga mentransfer sikap dan perilaku. Maka itu, sikap dan perilaku kepala sekolah berupa disiplin dalam bertugas sangat penting, karena akan menghasilkan kerja yang baik. “Untuk itulah kita semua harus disiplin dalam bertugas dan itu sangat penting. Sebab, disiplin adalah modal dalam membawa Pesisir Barat menuju ke arah yang lebih baik,” ujar Kherlani. (YON/D2)

Musrenbang, Warga Keluhkan Buruknya Infrastruktur MASYARAKAT Pringsewu, khususnya di Kecamatan Pagelaran Utara dan Parda­ suka, menyampaikan keluh kesah kepada bupati dan sek­ retaris daerah setempat. Hal itu mereka sampaikan pada musyawarah perencanaan pembangunan (musrenbang) di kedua kecamatan terse­ but. Bupati Pringsewu Sujadi Saddat menghadiri musren­ bang di Kecamatan Pagelaran Utara, Rabu (5/2). Kegiatan yang digelar di Balai Pekon Fajarbaru tersebut dihadiri pula jajaran Pemkab Pring­ sewu lainnya, di antaranya camat, uspika, kepala pekon, dan tokoh masyarakat. Sekretaris Kabupaten Pring­

n LAMPUNG POST/YON FISOMA

TINGKATKAN DISIPLIN. Kelompok Kerja Kepala Sekolah (K3S) menggelar upaya peningkatan disiplin kepala sekolah dan tertib administrasi di lingkungan Disdikbudpora Pesisir Barat, di Gedung Serbaguna Selalaw, Pantai Labuhanjukung, Pekon Kampungjawa, Kecamatan Pesisir Tengah, Rabu (5/2).

Kades Berharap Jadi Peserta JKN KEPALA desa (kades) di Keca­ matan Sidomulyo, Lampung Se­ latan, berharap menjadi peserta Jaminan Kesehatan Nasional (JKN). Hal ini diungkapkan Ketua Asosiasi Perangkat Desa Seluruh Indonesia (Apdesi) Ke­ camatan Sidomulyo Muksin. Menurutnya, selama ini kades tidak pernah menjadi pe­ serta jaminan kesehatan mana pun. Harapannya, mereka di­ ikutsertakan pada program JKN yang sudah mulai diberlakukan Januari 2014. “Kami berharap menjadi peserta JKN, karena selama ini kades luput dari perhatian pemerintah menge­

nai jaminan kesehatan,” kata Muksin, Rabu (5/2). Menurutnya, apabila nanti bisa menjadi peserta JKN, pem­ bayaran premi tidak dibebankan kepada kades, tetapi kepada Pemerintah Kabupaten (Pem­ kab). Pasalnya, gaji kades saat ini Rp1.100.000, sedangkan upah minimum provinsi (UMP) Lam­ pung Rp1.300.000. “Jika dipotong lagi untuk pembayaran premi, berapa lagi gaji yang mesti kami terima?” ujar Muksin yang juga menjabat kades Sukamarga. Menurutnya, beberapa tahun lalu ada istri kades sakit dan harus berobat ke rumah sakit.

sewu Idrus Effendi juga meng­ hadiri kegiatan serupa di Kecamatan Pardasuka. Dalam setiap musyawarah yang di­ laksanakan di masing-masing kecamatan, sejumlah usulan pembangunan dari pekonpekon mengemuka. Usulan tersebut antara lain percepat­ an pembangunan infrastruk­ tur jalan dan jembatan. Masyarakat umumnya me­ ngeluhkan buruknya kondisi jalan karena setiap dibangun jalan cepat rusak. Jalan-jalan kabupaten umumnya rusak berat, sedangkan jembatan yang hanyut dua tahun lalu di Pekon Giritunggal belum juga dibangun. Sujadi, dalam kesempat­ an tersebut, menyampaikan

apresiasinya kepada camat, kepala pekon, serta seluruh jajaran dan masyarakat Ke­ camatan Pagelaran Utara, yang antusias dan mempu­ nyai tingkat partisipasi yang tinggi dalam pembangunan di wilayahnya. “Tingkat partisipasi masyarakat yang tinggi dapat dilihat dari kerelaan warga menghibahkan tanahnya un­ tuk pembangunan fasilitas umum, seperti kantor keca­ matan, puskesmas, dan seko­ lah,” kata dia. Tidak mengherankan apabi­ la Kecamatan Pagelaran Utara tampak sudah menunjukkan kemajuannya sejajar dengan kecamatan-kecamatan lain­ nya. Padahal, usia Kecamatan

Pagelaran Utara terbilang masih sangat muda, yakni baru 18 bulan. Sujadi berharap kepada camat dan para kepala pekon beserta jajaran untuk turut menyosialisasikan kepada warganya terkait pendaerah­ an pajak bumi dan bangunan (PBB) serta program BPJS Kesehatan dari pemerintah. Selain itu, pihaknya juga me­ negaskan agar kepala pekon memantau setiap kegiatan maupun pelaksanaan pem­ bangunan di wilayahnya. “Jangan sampai terjadi, kepala pekon yang tidak tahumenahu ada kegiatan atau proyek pembangunan yang dilaksanakan di wilayanya,” ujarnya. (WID/D2)

Serangan Wereng, Sundep, dan Tikus Meluas

Karena tidak memiliki kartu Jaminan Kesehatan Masyarakat (Jamkesmas), dia meminjam kartu tersebut ke warganya. “Karena tidak semua kades di sini punya uang untuk bero­ bat, akhirnya dengan terpaksa meminjam kartu Jamkesmas warganya,” kata dia. Menanggapi usulan tersebut, Camat Sidomulyo Joko Wiyono mengatakan jika kades ingin menjadi peserta JKN, mereka diminta membuat surat usulan kepada bupati Lamsel. Dalam surat usulan tersebut, disebut­ kan penerima JKN kades beri­ kut istri dan anaknya. (***/D2)

SERANGAN wereng, sundep, dan tikus terhadap padi di de­ lapan desa di Kecamatan Way Sulan, Kabupaten Lampung Selatan, meluas. Padahal, padi baru berumur dua bulan. Zailani, warga Desa Pemu­ lihan, Kecamatan Way Sulan, mengatakan sundep dan tikus menyerang padi sawah tadah hujan di desa tersebut. Sawah yang diserang mencapai 20 hektare dari luas areal padi 165 hektare. “Saat ini serangan bertambah luas,” ujar dia.

Solihun, warga Desa Talang, Way Sulan, mengatakan sun­ dep dan tikus menyerang le­ bih dari 53 hektare lahan padi di desa tersebut. Dia khawatir serangan akan lebih luas lagi jika tidak segera dibasmi atau ditanggulangi. “Sekarang serangan kedua penyakit padi tersebut sudah mencapai lebih kurang 53 hektare dari jumlah lahan persawahan seluruhnya yang lebih kurang 255 hektare,” kata dia.

Padahal, padi masih tergo­ long berusia pertumbuhan, yaitu lebih kurang dua bulan. Jika serangan ini meluas, da­ pat berakibat menurunkan hasil produksi panen rendeng tahun ini. “Kalau karena hama terse­ but hasil panen anjlok, warga akan mengalami kesulitan pangan karena mayoritas wa r g a m e n g g a n t u n g k a n hidup dari olah sawah, baik sebagai pemilik maupun seba­ gai penggarap,” ujar mantan

Kades Talang, Way Sulan, ini. S e r a n g a n ke d u a h a m a ini juga menjangkau Desa Karangpucung, ibu kota Ke­ camatan Way Sulan, dan Desa Banjarsari. Menurut Moh. Amin, serangan kedua hama ini sudah menjangkau lebih kurang 65% luas areal tanam­an padi sawah tadah hujan ataupun yang menda­ pat pengairan secara teknis dari Bendungan Way Sulan di Desa Talangjawa, Kecamatan Merbaumataram. (USD/D2)

J el m a R a m

Hidupkan Kembali Budaya Siskamling MENGAJAK masyarakat un­ tuk menghidupkan budaya sistem keamanan lingkungan (siskamling), yang lebih dike­ nal sebutan ronda malam itu tidaklah mudah. Apalagi selama ini budaya siskamling jarang ditemukan di perde­ saan. Padahal, tujuan siskam­ ling memberikan keamanan kepada masyarakat. Oleh karena itu, Camat Palas Henry Dunan akan menggelar lomba siskamling tingkat ke­ camatam pada Februari ini. Hal itu merupakan salah satu program kerjanya yang baru

menjabat sekitar dua bulan menjadi camat Palas. Menurut Henr y Dunan, digelarnya lomba siskamling ini merupakan sarana untuk mengaktifkan kembali ke­ giatan ronda malam. Sehar­ usnya tanpa adanya lomba pun warga terbiasa dengan kegiatan menjaga keamanan lingkungan mereka. “Jadi, ketika budaya ronda malam telah menjadi hal yang biasa, mereka terbiasa dalam menjaga keamanan ketertiban masyarakat, serta mampu mencegah dan mewaspadai

n LAMPUNG POST/ARMANSYAH

Henry Dunan pelaku kejahatan,” kata Henry, Senin (3/2), yang merupakan mantan sekretaris Dinas Pen­ didikan Lampung Selatan itu.

Dia menjelaskan sebanyak 21 desa di Kecamatan Palas diwa­ jibkan mengikuti perlombaan tersebut. Henry Dunan sudah mempersiapkan berbagai ha­ diah dalam perlombaan itu. Kegiatan tersebut akan meli­ batkan Uspika, seperti polsek, dan koramil, untuk menilai lomba siskamling tersebut. Bila ada desa di Kecamatan Pa­ las yang tidak mengikuti lomba siskamling itu, pihak kecama­ tan akan memberikan sanksi sosial, berupa pemasangan bendera hitam dan berlogo tengkorak yang akan dipasang

di kantor balai desanya. “Selain itu, kami akan be­ kerja sama dengan sejumlah media. Bila ada salah satu desa yang tidak mengikuti kegiatan tersebut, kami akan mengekspos pada saat pe­ masangan bendera hitam di kantor balai desa mereka,” ujar dia, yang juga pernah menjabat sebagai kepala Bagian Humas Lamsel. Henry berharap masyarakat kem­ bali menghidupkan siskamling di lingkungan masyarakat, khususnya di Kecamatan Pa­ las. (D2) n Armansyah

n LAMPUNG POST/***

SILATURAHMI. Kepala Samsat Lampung Selatan Edison Putra dan Kepala UPPK Cabang Kalianda Dinas Perhubungan Provinsi Lampung Mustafa Kamil mengapit Ketua PWI Perwakilan Lamsel Muslim (Tengah) serta jajaran pengurus PWI setempat, di depan kantor PWI Perwakilan Lamsel, usai bersilaturahmi, Rabu (5/2).


DAERAH kamis, 6 februari 2014 LAMPUNG POST

18

Tidak Ada Tenaga Medis

L i n ta s Bupati Lampura Silaturahmi dengan Kades BUPATI Lampung Utara (Lampura) Zainal Abidin menggelar silaturahmi dengan 247 kepala desa (kades) yang tersebar di 23 kecamatan sekabupaten itu di rumah dinas Bupati setempat, Rabu (5/2). Dalam sambutannya, Zainal mengucapkan terima kasih atas dukungan dan bantuan para kepala desa dalam menyukseskan program pembangunan Pemkab di desa masing-masing. “Selain silaturahmi, secara pribadi saya mengucapkan terima kasih bagi kepala desa yang telah membantu program pembangunan kabupaten di daerah,” ujarnya. Dia meminta program pembangunan daerah yang belum dilaksanakan pada tahun ini dapat diteruskan. Dengan begitu, pembangunan khususnya di wilayah pelosok perdesaan akan terus bergulir dan dapat membawa kesejahteraan bagi masyarakat di wilayah setempat. Sementara itu, Ketua Asosiasi Pemerintahan Desa Seluruh Indonesi (Apdesi) Kabupaten Lampung Utara, Sobri menuturkan semangat membangun daerah harus tetap diteruskan. Dengan ini, harapan untuk membangun dan mensejahterakan rakyat bagi siapapun yang memimpin daerah nantinya, dapat segera terwujud. (YUD/CK5/D3)

PKG untuk Tingkatkan Profesionalitas UNTUK meningkatkan aktivitas kelompok kerja terkait upaya pembinaan dan pengembangan profesi dan karier guru, Kelompok Kerja Kepala Sekolah (K3S) Kecamatan Sidomulyo, Lampung Selatan, menggelar penilaian kerja guru (PKG) selama dua hari. Kegiatan yang diikuti 34 kepala sekolah dan 34 guru senior dipusatkan di SDN 1 Sidorejo, Kecamatan Sidomulyo, Rabu (5/2). Kepala UPT Dinas Pendidikan Kecamatan Sidomulyo Agus Suprayitno, yang diwakili Sutrisno, mengatakan lebih dari 2 juta guru tidak bisa naik pangkat. Melalui pelatihan itu, kepala sekolah dan guru diharapkan dapat meningkatkan pengetahuan dalam melakukan penilaian. “PKG merupakan kompetensi yang harus diikuti kepala sekolah dan guru sehingga memiliki standar/instrumen dalam memberikan penilaian,” kata Sutrisno. Ketua K3S Kecamatan Sidomulyo, Yaya, mengatakan atasan guru dan pengawas kesulitan mendapatkan data dan mengamati realitas keseharian performa guru di hadapan siswa. “Guru jarang berusaha menampakkan kinerja terba­ iknya baik pada aspek perencanaan maupun pelaksanaan pembelajaran,” kata Yaya. (***/D3)

Tagihan Lampu Jalan dan Taman Capai Rp2,1 M TAGIHAN listrik lampu penerangan jalan dan lampu taman di Kabupaten Lampung Barat setiap tahun menelan dana hingga Rp2,1 miliar lebih atau Rp165 juta/bulan. Jumlah itu belum termasuk anggaran pemeliharaan. Kabid Pertamanan Badan Lingkungan Hidup Kebersihan dan Pertamanan (BLHKP) Lampung Barat Nervi Juarsyah, mendampingi Kepala BLHKP Gison Sihite, Rabu (5/2), menjelaskan anggaran untuk lampu penerangan jalan dan taman Rp2,1 miliar tersebut dibagi dalam 12 bulan yang diperuntukkan 1.011 titik lampu jalan dan lampu taman. Anggaran itu di luar pemeliharaan atas kerusakan di titik-titik lampu terpasang. Menurut Nervi, sistem pembayaran lampu jalan dan lampu taman tiap bulan dilakukan dengan abonemen atau kontrak. Hal ini disebabkan lampu jalan dan lampu taman tidak menggunakan meteran. Perincian ke-1.011 titik lampu jalan dan lampu taman itu, yaitu 600-an titik tersebar dari wilayah Keca-

matan Sumberjaya—Sukau. Kemudian, lampu median dua jalur di taman jalan sebanyak 284 titik, umumnya di wilayah Liwa, dan selebihnya lampu taman (hias) di taman-taman, umumnya di Kota Liwa. Dari 600-an titik lampu jalan yang tersebar itu, kata dia, tiap tahun rata-rata 351 titik rusak. Kemudian, lampu taman yang rusak juga mencapai ratusan titik. Kerusakan akibat bohlam putus banyak terjadi terutama saat tegangan listrik tidak normal seperti seringnya pemadaman mendadak. Di sisi lain, kata dia, anggaran untuk pemeliharaan atau penggantian lampu jalan dan taman yang putus masih sangat minim. Dari 351 ratarata titik lampu jalan yang rusak, hanya 250 titik yang mendapat pemeliharaan setiap tahun. Minimnya anggaran pemeliharaan lampu-lampu yang rusak itu, kata dia, mengakibatkan banyak titik lokasi jalan yang seharusnya terang, tapi masih gelap karena tidak mendapatkan perbaikan. (ELI/D3)

n LAMPUNG POST/AGUS SUSANTO

GAJAH BIKIN PANIK. Delapan ekor gajah liar asal Taman Nasional Way Kambas (TNWK) membuat panik warga Dusun Margayu, Desa Labuhanratu VII, Kecamatan Labuhanratu, Lampung Timur, Rabu (5/2). Sebab, binatang bertubuh tambun itu berada tepat di belakang permukiman warga.

Kawanan Gajah Liar Rangsek Dua Desa Jika kawanan gajah liar itu menyeberang jalintim hingga masuk persawahan, kerusakan tanaman akan lebih luas lagi. Agus Susanto

S

EJAK pukul 04.00, Rabu (5/2), delapan ekor gajah masih berada di pekarangan warga Desa Labuhanratu VII, Kecamatan Labuhanratu, Lampung Timur. Kawanan gajah liar itu keluar dari hutan Taman Nasional Way Kambas (TNWK). Binatang berbelalai itu keluar dari perbatasan desa penyangga TNWK, Desa Brajaasri, Kecamatan Way Jepara, setelah sebelumnya satwa dilindungi itu merangsek tanaman padi milik warga desa dan belum diketahui pasti berapa luas tanaman yang rusak. Karena kesal tanaman padinya dirusak, lebih dari seratus warga menggiring gajah-gajah liar itu ke persawa-

han Desa Labuhanratu VII, Kecamatan Labuhanratu. Setelah merangsek tanaman padi di Desa Labuhanratu VII, warga setempat menggiring gajah-gajah itu ke hutan TNWK. “Kawanan gajah liar itu enggak bisa kembali ke hutan karena harus melewati lagi tanaman padi warga Desa Brajaasri dan sudah dihadang warga desa itu,” kata Warto, warga Desa Labuhanratu VII, kemarin. Berbagai peralatan pengusir gajah, terutama petasan hingga senapan angin, siap digunakan warga guna mengantisipasi agar gajah liar tidak masuk permukiman warga. Kawanan gajah liar itu hanya berjarak 200 meter dari rumah warga. Sementara itu, anggota

Polisi Hutan (Polhut) TNWK dibantu anggota Polsek Way Jepara dan Labuhanratu mengantisipasi pergerakan gajah liar di jalan lintas timur Desa Labuhanratu VII. Sebab, keberadaan gajah liar itu hanya berjarak 100 meter dari jalan lintas timur. “Jika sampai gajah-gajah menyeberang jalan lintas hingga masuk persawahan, kerusakan tanaman padi akan lebih luas lagi. Selain itu, akan terjadi kemacetan di jalan lintas jika gajah-gajah liar sampai menyeberang,” kata Kapolsek Labuhanratu AKP Salman Fitri di lokasi.

Ancam Demo Sementara itu, Kantor Balai TNWK terancam didemo warga Desa Brajaasri dan Desa Labuhanratu VII jika TNWK atau Pemerintah Kabupaten Lampung Timur tidak menepati janji mengganti tanaman warga yang dirusak gajah liar kemarin. Tokoh masyarakat

n LAMPUNG POST/YON FISOMA

BISA DILALUI. Jalan lintas barat di Pekon Mandiri Sejati Kecamatan, Krui Selatan, Kabupaten Pesisir Barat, yang sempat ambles sudah bisa dilalui meskipun harus diatur dengan sistem bukatutup, Rabu (5/2)

n DOK. JASA RAHARJA LAMPUNG

SERAHKAN SANTUNAN. Kepala PT Jasa Raharja (Persero) Lampung Markus Horo menyerahkan dana santunan kepada ahli waris korban meninggal dunia pada kecelakaan maut di Jalintim Bakauheni, Lampung Selatan, Selasa (4/2). “Korban luka berat kini masih dirawat di Rumah Sakit Umum Daerah Abdul Moeloek. Seluruh biaya perawatan dijamin Jasa Raharja,” kata dia. Dia melanjutkan dana santunan yang diberikan kepada ahli

agussusanto@lampungpost.co.id

Jalinbar Mandirisejati Sudah Bisa Dilalui

Jasa Raharja Santuni Korban Lakalantas di Lamsel PT Jasa Raharaja (Persero) Lampung memberikan dana santunan total Rp100 juta kepada empat korban meninggal dunia akibat kecelakaan maut di jalan lintas timur, Bakauheni, Lampung Selatan, Selasa (4/2). Santunan diberikan langsung Kepala Jasa Raharja Lampung Markos Horo, didampingi Humas Sutrasman, dan diterima empat ahli waris masing-masing korban senilai Rp25 juta. Adapun empat korban meninggal dunia akibat kecelakaan maut itu adalah Suripto, Sarimin, Kasman, dan Baeno. Melalui rilis kepada Lampung Post, Rabu (5/2), Markus Horo mengatakan selain memberikan santunan kepada korban meninggal dunia, pihaknya juga menjamin biaya perawatan rumah sakit tiga korban luka berat, masing-masing maksimal Rp10 juta.

Desa Brajaasri, Darusman, mengatakan pihaknya kini masih mendata luas tanaman yang rusak di desanya. Jenis tanaman yang rusak, antara lain padi, jagung, singkong, karet, dan cabai. “Jumlah kerugian belum kami ketahui, kemungkinan besok,” kata Darusman. Menurut dia, warga akan menagih janji Camat Way Jepara Mucholis, yang siap mempertaruhkan jabatannya jika tanaman warga yang rusak tidak diganti rugi. “Janji Pak Camat tadi disaksikan Pak Kapolres dan masyarakat. Jika tidak ditepati, kami akan demo besar-besaran di Balai TNWK,” katanya. Sedangkan Sutarno, warga Desa Labuhanratu VII, mengatakan sudah puluhan tahun konflik gajah antara petani, tapi tidak pernah ada ganti rugi tanaman, baik dari TNWK maupun Pemkab Lamtim. (D3)

POS Kesehatan Desa (Poskesdes) Pekon Karangbrak, Kecamatan Pematangsawa, Tanggamus, sudah setahun tidak memiliki tenaga medis dan hal itu dikeluhkan warga setempat. Pasalnya, mereka harus menempuh puluhan kilometer untuk mendapatkan penanganan medis. Kepala Pekon Karangbrak Mawardi mengatakan sudah lebih dari satu tahun poskesdes di pekonnya vakum. Pos tersebut hanya aktif ketika ada kegiatan posyandu, itu pun hanya ada perawat dan mantri. Dia mengaku sudah berkalikali melaporkan kondisi ini setiap ada kesempatan. Namun, hingga kini belum ada tindakan nyata dari pemkab. “Bukan satu dua kali lagi kami mengadukan masalah ini dan hingga kini belum terjawab keluhan kami ini. Terakhir pada November lalu kami laporkan kepada rombongan dari Dinas Kesehatan Tanggamus yang mengadakan pengobatan gratis di daerah ini,” ujar dia, Rabu (5/2). Akibat tidak adanya tenaga medis di poskesdes, warga Karangbrak yang sakit harus menempuh puluhan kilometer dengan waktu 3—4 jam untuk mendapatkan pelayanan kesehatan. Jika lewat jalur air, setidaknya memakan waktu dua jam karena menggunakan perahu tradisional. “Itu pun kalau cuacanya memungkinkan. Kalau sedang musim hujan seperti ini, kami tidak ingin mengambil risiko,” ujar dia. Sekretaris Dinas Kesehatan Tanggamus Purhadi, ketika dikonfirmasi, mengatakan sebenarnya sudah ditempatkan bidan desa di Pekon Karangbrak. Namun, bidan itu mundur karena tempat bertugasnya sangat jauh dari perkotaan. “Jadi, harus menunggu lagi, paling tidak sampai April nanti akan kami upayakan agar desa itu terisi tenaga medisnya,” kata dia. (ABU/D3)

waris korban tersebut diharapkan dapat meringankan beban finansial keluarga yang ditinggalkan. Penyerahan santunan bagi korban kecelakaan yang terjadi karena rem blong Fuso tersebut terhitung cukup cepat,

yakni hanya satu hari. Menurut Markus, kecepatan pelayanan terhadap korban kecelakaan tersebut menjadi salah satu komitmen yang secara konsisten dilakukan Jasa Raharja. Ia menjelaskan dalam standar pelayanan Jasa Raharja, pihaknya mengacu pada PRIME, yakni proaktif, ramah, ikhlas, mudah, dan empati. “Kesederhanaan dan kemudahan dalam proses penyelesaian santunan merupakan komitmen perusahaan memberikan pelayanan terbaik,” kata dia. Selama lima tahun terakhir atau sejak 2009—2013, kata Markus, PT Jasa Raharja telah menyalurkan dana santunan Rp223,1 miliar lebih. Sepanjang 2013, dana santunan dari BUMN ini tercatat Rp37,7 miliar. “Sementara untuk Januari 2014, kami telah menyerahkan dana

santuan Rp3,1 miliar lebih,” ujar dia. Seperti diberitakan Lampung Post, Rabu (5/2), empat tewas dan tiga lainnya luka berat setelah truk Fuso BA-8803 -RM mengalami rem blong di jalan lintas pantai timur (Jalinpantim) Dusun Muarapilu, Desa Bakauheni, Kecamatan Bakauheni, Lampung Selatan, Selasa (4/2), sekitar pukul 06.00, dan menabrak lima warung di pinggir jalan raya tersebut. Korban tewas, yakni Kasman (37), Sarimin (40), dan Suripto (30), ketiganya warga Kecamatan Bakauheni yang berprofesi sebagai pengurus jasa penyeberangan truk, serta Baeno (47), warga Kecamatan Penengahan, Lampung Selatan. Sedangkan tiga korban luka berat adalah sopir truk Khairul Azmi (40) dan kernetnya Dede (30) serta Sukarsih (30), pemilik salah satu warung. (YARI/D3)

ARUS kendaraan di Jalan Lintas Barat (Jalinbar) Pekon Mandirisejati, Kecamatan Krui Selatan, Kabupaten Pesisir Barat, sempat terhambat akibat amblesnya jalan di tempat itu sejak Selasa (4/2), pukul 19.00. Setelah ditangani secara darurat oleh warga setempat, arus lalu lintas berangsur normal mulai Rabu (5/2), pukul 17.00. Penyebab amblesnya jalan itu akibat beban kendaraan yang melintas melebihi kemampuan daya tahan jalan. Saat kejadian, badan jalan sepanjang lebih kurang lima meter ambles dengan kedalaman sekitar setengah meter. Akibatnya, terjadi antrean kendaraan dari arah Bandar Lampung menuju Pasar Krui dan sebaliknya sekitar 1 km. Sejumlah warga setempat berinisiatif memperbaiki secara darurat badan jalan tersebut dan sebagian mengatur arus kendaraan yang melintas dari kedua arah agar tidak terjebak di lokasi jalan ambles. “Kalau semalam (Selasa malam, red), banyak kendaraan yang terjebak saat mencoba melintas di jalan yang ambles. Kalau sudah terjebak, ya terpaksa ditarik kendaraan lain sambil dibantu didorong,” kata Johan (25), warga setempat yang ikut memperbaiki badan jalan

secara darurat. Ia menambahkan walaupun kini arus lalu lintas sudah lancar, pengemudi tetap harus hati-hati karena salah sedikit kendaraannya bisa terjebak. “Sebab itu, kami berupaya memandu semua kendaraan agar mereka melintas dengan jalur yang pas. Kalau sudah terjebak, kami juga yang susah mengeluarkan kendaraan,” ujarnya. Sebagai bentuk terima kasih karena telah dibantu, sejumlah pengemudi tidak segan-segan memberikan uang beberapa ribu rupiah kepada warga setelah melintas di jalan tersebut. Sekretaris Camat Krui Selatan Paiman di lokasi kejadian, mengakui amblesnya jalan itu karena tidak mampu menahan berat dan banyaknya kendaraan yang terus bertambah di Jalinbar Pesisir Barat. “Khususnya truk bermuatan batu bara yang beratnya puluhan ton,” kata dia. Material perbaikan darurat jalan ambles itu sebanyak tiga truk batu dan empat truk pasir batu. Namun, kondisi tanah berlumpur mengakibatkan banyak material dipakai untuk menimbun badan jalan yang ambles. “Batu dan pasir itu dari pihak rekanan yang akan memperbaiki kerusakan Jalinbar,” ujar Paiman. (YON/D3)


RUWA

Amran Yazid (Kepala Dishutbun Lampung Utara)

JURAI

Kamis, 6 februari 2014

“Mereka diketahui sedang membuat kolam di dalam hutan kawasan yang sebelumnya telah melakukan penebangan puluhan batang kayu yang dilindungi.”

19

LAMPUNG POST

Tiga Perambah Ditangkap

GEDONGTATAAN (09.00 WIB)

Tipu Sejumlah Kades, Mantan Honorer Dibekuk MANTAN pegawai honorer Bulog Lampung ditangkap anggota Reskrim Polsek Gedongtataan di rumah Kepala Desa Sungailangka, Gedongtataan, Selasa (4/2). Ag, warga Way Urang, Kalianda, Lampung Selatan, ditangkap karena melakukan penipuan terhadap kades. Modusnya, pelaku menawarkan adanya penambahan kuota raskin. Pelaku berhasil menipu sejumlah kades di Pesawaran. Bahkan, dia juga menipu di tiga kabupaten lain, yakni Lampung Selatan, Pringsewu, dan Tanggamus. Kapolsek Gedongtataan AKP Dencik A.M., Rabu (5/2), menjelaskan Ag ditangkap beserta barang bukti sejumlah proposal dari Bulog Lampung, kuitansi penerimaan uang dari kades. Pelaku melakukan penipuan itu dengan mendatangi kepala desa. Setelah bertemu kades, pelaku langsung memberikan penjelasan tentang adanya penambahan raskin di desanya. Bahkan, kata dia, pelaku menyebutkan masing-masing desa akan ditambah

raskin sebanyak 2 ton asalkan para kades memberikan uang pelicin. “Karena pelaku ini diketahui sebagai pegawai Bulog, kades itu percaya dan langsung memberikan sejumlah uang sebesar Rp300 ribu dan ada juga yang Rp500 ribu,” kata Dencik. Dencik menyebutkan di Gedongtataan ini, pelaku telah memperdaya enam kades, yakni kades Padangratu, Way Layap, Tamansari, Negerisakti, Sukabanjar, dan Sungailangka. “Pengakuan pelaku 41 kali melakukan penipuan, enam di Gedongtataan dan sisanya di luar Pesawaran,” ujar Dencik. Menurut Kapolsek, kasus ini terungkap secara kebetulan. Belum lama ini, seorang kades bertemu dengan karyawan Bulog. Saat itu, sang kades menanyakan kapan penambahan raskin keluar. B e r d a s a rk a n ke te r a n gan dari karyawan Bulog, diperoleh informasi tidak ada penambahan raskin. Bahkan, karyawan tersebut menyatakan Ag telah dipecat. (IAN/D1)

Ketiga warga tersebut ditahan lantaran tertangkap tangan sedang membuat kolam di lokasi Register 24 hutan kawasan Bukit Punggur, Kecamatan Bukitkemuning. Hari Supriyono

D

SEPUTIHRAMAN (16.00 WIB)

Curi Motor, Siswa SMK Ditangkap Polisi POLSEK Seputihraman membekuk tersangka pencuri kendaraan bermotor yang buron sejak Oktober 2013 lalu. Penangkapan atas GB (17), seorang siswa kelas X sebuah SMK, dilakukan pada Selasa (4/2) sore. Berdasarkan LP:/177-B/X/2013/RES LT/Sek Seram pukul 16.00, tanggal 14 Oktober 2013, telah terjadi tindak pidana pencurian. Kasubbag Humas Polres Lamteng A KP Indriyan to me n g at a ka n s e o r a n g warga Kecamatan Raman Ut ara, Lampung Timur, telah ditangkap karena diduga mencuri kendaraan bermotor pada Oktober 2013 lalu.

Korbannya adalah Amin Sunaryo (24), warga Kampung Ramautama, Dusun IV, RT 01/RW 06, Seputihraman, Lamteng. “Pencurian dilakukan pada acara hiburan malam janger di Kampung Ramautama, Dusun II, Seputihraman, Lamteng,” kata AKP Indriyanto. Saat ini tersangka dan barang bukti berupa satu unit sepeda motor Vega R B-6282-CFH merah tahun 2006 atas nama Diding Setiawan (pemilik pertama dan kemudian dibeli pelapor) disita di mapolsek guna penyidikan lebih lanjut. “Karena pencurian ini pelapor rugi sekitar Rp7 juta,” ujar Indriyanto. (WAH/D1)

KOTABUMI (22.00 WIB)

Disangka Aniaya Karyawan, Bos Karet Ditahan Polisi POLRES Lampung Utara menahan bos karet, Mulyadi alias Bijay (38), Selasa (4/2), sekitar pukul 22.00. Warga Gilisari, Desa Kembangtanjung, Kecamatan Abung Selatan, itu disangka telah menganiaya karyawannya. Sebelumnya tersangka telah mangkir dua kali dalam pemanggilan oleh pihak Polres Lampung Utara dalam kasus penganiayaan sepekan yang lalu terhadap karyawannya, Martin Losi (29), warga Gilisari, Kembangtanjung. Kapolres Lampura AKBP Helmy Santika, Rabu (4/2), membenarkan atas penahanan terhadap Mulyadi yang diduga sebagai tersangka atas kasus penganiayaan tersebut. ”Tersangka ditahan berdasarkan laporan Martin Losi atas perkara penganiayaan yang mengkibatkan korban luka dipukul menggunakan besi. Korban harus dirawat rumah sakit,” ujarnya. Dia juga menjelaskan sebel-

umnya pihaknya telah melaksanakan proses penyidikan dengan melakukan tahapan pemeriksaan terhadap korban maupun sejumlah saksisaksi dan tersangka sendiri. ”Setelah dilakukan proses penyidikan serta adanya alat bukti dinyatakan lengkap, pihaknya melakukan penahanan terhadap tersangka,” kata Kapolres. Atas perbuatannya, Mulyadi dijerat dengan Pasal 351 KUHP tentang Penganiayaan dengan ancaman 5 tahun penjara dan telah resmi ditetapkan sebagai tersangka. Dari hasil pemeriksaan anggota penyidik, tersangka mengakui telah menganiaya salah seorang karyawannya. ”Tersangka melakukan hal itu dikarenakan tidak mengenali korban dan menganggap korban mencurigakan hingga ia melakukan penganiayaan terhadap karyawannya sendiri yang baru bekerja tersebut,” kata Kapolres. (HAR/D1)

n LAMPUNG POST/CK5

PERBAIKI JALAN. Para pekerja sibuk melakukan penggalian terhadap perbaikan jalan berlubang yang telah ada sebelumnya, di sekitar Jalan Soekarno-Hatta, Rabu (5/2) pagi.

TALANGPADANG (10.00 WIB)

Kepala SDN Dituduh Potong Dana BSM OKNUM Kepala sekolah dasar negeri (SDN) di Kecamatan Talangpadang, Tanggamus, dituduh melakukan pemotongan dana bantuan siswa miskin (BSM) sebesar Rp75 ribu per siswa. Peristiwa ini dikeluhkan oleh sejumlah wali murid karena pemotongan dilakukan dengan alasan yang tidak jelas. Seorang wali murid, YJ, mengungkapkan jika pemotongan tersebut dilakukan melalui tangan salah satu guru sekolah yang berinisial M. Pada awalnya besaran pemotongan Rp50 ribu, kemudian ketika mengambil dana tersebut kembali dilakukan pemotongan Rp25 ribu sehingga jumlahnya senilai Rp75 ribu. “Dalih pemotongan juga kami tidak tahu, karena tanpa diberikan alasan yang jelas.

Namun, uang Rp25 ribu itu katanya untuk transpor. Sementara siswa yang mendapatkan bantuan sekitar 120 siswa,” kata YJ yang diamini wali murid lainnya, Selasa (4/2). S e n a d a d e n g a n n ya , K S juga mengatakan hal sama bahwa telah dilakukan pemotongan oleh oknum sekolah tersebut. Dia sangat menyayangkan persoalan ini karena tidak seharusnya para pendidik yang selama ini dikenal sebagai pahlawan tanpa tanda jasa bertindak kurang terpuji. “Dana BSM sudah jelas sekali peruntukannya, yaitu diserahkan kepada para siswa yang tergolong kurang mampu atau ekonomi lemah. Kami menyesalkan tindakan ini, apalagi dilakukan oleh seorang pendidik,” katanya. Ketika hendak dikonfirmasi-

kan sekira pukul 12.00, Kepala SDN dimaksud tidak berada di tempat. Menurut keterangan beberapa guru yang berada di kantor, kepala sekolah mereka sudah pulang. Saat dihubungi telepon selulernya dan dikirimkan pesan pendek, tidak ada jawaban dari yang bersangkutan. Kabid Pendidikan Dasar (Dikdas) Dinas Pendidikan Tanggamus Alfian saat dikonfirmasi mengatakan pihaknya akan berupaya memanggil oknum Kepala SDN itu pada Kamis (6/2). Pihaknya akan mengklarifikasi masalah tersebut. “Saya sudah dengar terkait informasi pemotongan tersebut. Pada hari Kamis kami dari Disdik Tanggamus akan berupaya untuk mengklarifikasi persoalan ini,” kata dia. (ABU/D1)

INAS Kehutanan dan Perkebunan (Dishutbun) Lampung Utara kembali menangkap tiga orang warga yang diduga sebagai perambah hutan kawasan di Register 24 Bukit Punggur, Kecamatan Bukitkemuning, Rabu (5/2), sekitar pukul 10.00. Sebelumnya Dishutbun Lampung Utara telah menangkap seorang sopir kendaraan alat berat ekskavator, yaitu Amsi (50). Warga Kelurahan Bukitkemuning itu diduga sebagai perambah hutan kawasan di Register 34 Tangkittebak, Tanjungbaru, Bukitkemuning. Polisi juga mengamankan ekskavator. Dari penangkapan itu, pihak Dishutbun menyita bukti dari lokasi hutan kawasan tersebut berupa alat untuk membuka lahan, yaitu tiga cangkul, dua buah golok, dan dua batang kayu, serta satu unit sepeda motor milik salah seorang tersangka. Warga daerah Bedeng, Bukitkemuning, Lampung Utara itu adalah Hasan Saburi (64) dan dua orang pekerjanya, yaitu Mulyono (30) dan Suwardi (26). Guna proses penyidikan lebih lanjut pihak Dishutbun menyerahkan para tersangka ke Polres Lampung Utara. Kasi Pengamanan Hutan Maryadi, mewakili Kepala Dishutbun Lampung Utara Amran Yazid, di ruang kerjanya, mengatakan ketiga warga tersebut ditahan lantaran tertangkap tangan sedang membuat kolam di lokasi Register 24 hutan kawasan Bukit Punggur, Kecamatan Bukitkemuning. ”Karena membuka lahan di hutan kawasan, mereka (perambah, red) berikut barang bukti langsung ditangkap

dan digelandang ke kantor Dishutbun Lampung Utara,” ujarnya. Dia juga menjelasakan mereka diketahui sedang membuat kolam di dalam hutan kawasan yang sebelumnya telah melakukan penebangan puluhan batang kayu yang dilindungi. Selain menahan ketiga orang warga tersebut, pihaknya juga telah menyita barang bukti berupa satu unit motor milik salah seorang tersangka, dua bilah golok, tiga buah cangkul, dan dua potong batang kayu. Dari lokasi juga diketahui mereka melakukan penebangan dalam hutan kawasan dengan luas areal sekitar setengah hektare, terdiri dari sekitar 10 batang pohon kemiri, puluhan batang pohon pinang, dan beberapa jenis kayu hutan lainnya. Atas perbuatan itu, mereka akan dijerat Pasal 50 Ayat (3) Undang-Undang Nomor 41 Tahun 1999 tentang Kehutanan dengan ancaman hukuman maksimal 15 tahun penjara dan denda sebesar Rp5 miliar. “Itu ancaman paling maksimal sesuai dengan peraturan dan perundangundangan yang berlaku,” ujar Maryadi. Hasan Saburi ketika dimintai keterangan mengaku menggarap lahan di Register 24 hutan kawasan untuk pembuatan kolam umum. ”Rencananya pembuatan kolam itu dapat dimanfaatkan masyarakat sekitar hutan kawasan untuk mandi,” ujarnya. Dia juga mengatakan ada sekitar 30 rumah warga termasuk dirinya juga mempunyai kebun durian dan duku di daerah hutan kawasan. “Ada sekitar 30 rumah warga, termasuk saya juga, punya kebun durian dan duku di daerah hutan kawasan.” (D1)

harisupriyono@lampungpost.co.id

SUKADANA (08.00 WIB)

Ditinggal Berdagang, Rumah Ludes Terbakar RUMAH milik Ratim, warga RT 15 RW 004 Dusun Lebakbudi, Desa Sukadanapasar, Kecamatan Sukadana, Lampung Timur, ludes terbakar pada Rabu (5/2), sekitar pukul 08.00. Diduga penyebab kebakaran akibat korsleting. Supartini, tetangga korban, mengatakan saat hendak pergi ke pasar ia melihat kebulan asap tebal yang datangnya dari rumah Ratim. Lalu ia berteriak dengan tujuan memanggil para tetangga. “Saat itu rumah Ratim sudah terbakar, lalu saya berteriak memanggil tetangga. Kemudian saya bersama anak saya berusaha menyiram dengan menggunakan ember,” ujarnya. Supartini melanjutkan tidak lama kemudian ba-

rulah warga berdatangan membantu menjinakkan api dengan peralatan seadanya. Lalu mobil pemadam kebakaran (damkar) datang dan memadamkan api. Namun, api sudah membesar dan tidak lagi dapat dicegah, akhirnya seluruh perabotan seperti televisi, kulkas, dan barang-barang lainnya ludes terbakar, hingga atap rumah pun ludes dilalap si jago merah. “Semua sudah berusaha semaksimal mungkin, Mas. Mungkin saat itu api yang berada di dalam rumah Ratim sudah membesar sehingga merembet ke semua barang, termasuk atap rumah ikut terbakar,” kata dia. R i k a M u lya n i , i s t r i R a tim, terlihat shock dengan

musibah yang dialaminya. Saat kejadian, dia bersama seorang anaknya yang masih berusia 2 tahun sedang berdagang di salah satu sekolah tidak jauh dari tempat tinggalnya. “Saat kejadian itu di rumah tidak ada orang. Suami saya lagi merantau ke Jakarta. Ketiga anak saya sekolah, kalau saya bersama anak saya yang masih kecil lagi dagang. Tibatiba Pak RT Mustakim datang temui saya, kemudian saya disuruh pulang saat itu juga,” ujarnya. Yang ada dalam pikirannya saat itu adalah anaknya kecelakaan. Dia tak menduga kalau rumahnya terbakar. “Padahal sebelum kejadian itu saya sempat pulang, lalu saya kembali lagi ke sekolah

n LAMPUNG POST/CK7

LUDES TERBAKAR. Rumah milik Ratim, warga RT 15 RW 004 Dusun Lebakbudi, Desa Sukadanapasar, Kecamatan Sukadana, Lampung Timur, terbakar, Rabu (5/2), sekitar pukul 08.00. Penyebabnya hubungan listrik arus pendek. untuk jualan, setelah itu terjadilah kebakaran,” kata dia. Kades Sukadanapasar Saleh Sanjaya mengatakan

tidak ada korban jiwa dalam musibah tersebut. Kerugian ditaksir mencapai Rp100 juta. (CK7/D1)


kamis, 6 februari 2014

PARIWARA

LAMPUNG POST

20

pariwara AC

BADUT

Agen AC RESMI PABRIK LANGSUNG. TERMURAH !!! Jika lebih mahal diganti selisihnya. Panasonic, LG, Sharp. Te­ rima cuci, repair (Agen resmi) TIMMY ELECTRINDO Tlp 242222, 7444470.

ISTANA KADO Badut Dekor, Balon dll, Antasari sebelah Bank Lampung 0821.85542758.

Sarana Sejuk AC, jual, perbaikan, perawatan unit ac rmh/kntor,cpt & garansi tlp.7469411-7333700081632383515

Jual bibit pala, cengkeh, kakao & karet (Bersertifikat), jual bibit pepaya california, kel tani marga jaya Gtataan Hp : 08127246259, 089683164532

KURNIA AC, spesialis AC rumah, kantor,jual/beli AC baru/second/ bnkr psng,service/cuci dll. Jl.P.Tirtayasa 34 Sukarame tlp.0813.69550834, 085380787808, 0721-7147771 Winda AC jual AC/Secd, serv/cuci AC, kulkas, dispenser, PS ms cuci dll, 257556, 7403726 08127921648 & 0721-7174866 Minggu Buka Teknik jaya elektrik servis & jual beli: AC,Kulkas, msn cuci, pompa air, dispenser, water heater dll, trm srvis pggl, Jl.Imam bonjol no.355 hb.08127249646,081929833390 Rental AC & Musticol jual beli AC baru, second, serv, cuci AC, mesin cuci, kulkas, dispenser. WINDA AC 07217174866, 08527992465, 08127921648, 08979993964 Pin BB 25C9BDCF. CV Prisma Utama Tehnik servis AC bngkr/psng cuci, sparepart, jual beli bru & second.Hub. 0721472180 /082125427108/085769583316 PIN 2580F2PE AC….AC…AC…Rental, penjualan , service, perbaikan AC, Misticool, kolkas, mesin cuci, freezer, hub. 07217199155, 082177584002

AIRLINES TIKET Tiket murah garuda, sriwijaya, merpati, lion, air asia, sky aviation tiket diantar hub.GEMA TNT (0721) 486100, 7467967 SMS booking 081274777959

ahli gigi Irul Ahli Gigi trm pnggilan di jamin nymn buat makan HP.081253006119 Rama Dental ahli bikin gigi, psng behel gigi Jl P. Antasari 18/dpn bioskop Sinar Bdl. JL. Urip S. Smpng Tiga Pejajaran hub.087899516746, 0812.7945122

ALAT-ALAT BAYI Mau mencari kebutuhan bayi & persiapan ibu melahirkan. Hub. Little Zhafran Baby 085669900019, 085789160369 dptkn penawaran & hrg khusus u/ box bayi & stroller free ongkir utk Bandar Lampung.

ALAT BERBURU Aneka Hobi menjual bebragai perlkpn berburu lokal & luar negeri, senapan angin, pcp, gyme, scuba, telescope, lazer, center, sangkur dll Jl.Untung Suropati 0721-8011813, 085269544384

ALAT PELACAK GPS TRACKER Pelacak segala jenis kendaraan mbl, mtr, truk, alat brt,kapal,bisa sadap suara, m.tikon, m.mesin plcka 24 jam, PLAY BACK, prjlnan 30 hr, kblkg mencegah pencurian, penipuan,manipulasi penggunaan kendaraan tipe 1,1 Jt GTO6N/TR06; 1,5 JT VT300: 22Jt. Hub. 082176886828

ALAT PAMERAN Sewa alat/matrial pameran (expo menywkn partusi, tenda roder, sarnavu, froling ac standing dll u acara expo/ pmeran, lauching produk gathering. Hub. 0812.72710876, 7188776

BIBIT tanaman

BIBIT SAWIT Aneka bibit kelapa sawit PPKS PE-260 Gamaru Cendana dll. Hub. 0852.6877.8787. Dijual bibit kelapa sawit bersertifikat resmi Jumlah : 100.000 (seratus ribu) Umur bibit : 21 s/d 32 bulan Harga : Negosiasi/Negotable Hubungi : Telp/Fax (0726) 750751 Email : ernasusan76@yahoo.com

Bibit Singkong Bibit Singkong Gajah Samarinda Rp.6,5 jt/Ha atau Rp.650/btg, ambil sendiri ditempat silakan buktikan, singkong super hebat ini, hasil 7 Kg15 Kg/btg, segera hub.081270959696 stok terbatas 20 Ha

biro jasa JASA ANGKUTAN Menerima jasa angkutan u pindahan rumah, kantor, pengiriman motor, mobil & barang-2 lain. Hub. 0812.72710876, 7188776

KURSUS STIR MOBIL Belajar mobil ADILA diantar jemput 360rb/paket, drop Bandara 95rb. Hub.07219369661, 081379640519

BIRO PERJALANAN TOUR & TRAVEL CV Lampung Tranz Tour & Travel melayani jurusan Tanjung Enim, Lahat, Lubuk Linggau, Curup, Palembang, Jakarta, Bandung, PP –berangkat tiap hari Jl.S.Hatta perempatan Untung Suropati. 081273614848 BHW TRAVEL LAMPUNG – BENGKULU. Hubungi: 0813.6971.7888. CV. PO Family Raya Ceria: melayani jurusan: pekanbaru, jambi, padang, bukit tinggi, kayu aro, kerinci, jkrta, yogyakrta, semarang, surabaya, tlp. 081279947774, 082181932345

BUS WISATA Sewa bus wisata darmaduta seat 32 Keselamatan penumpang tujuan kami, please call me 08154019822 www.busdarmaduta.com

CANOPY Canopy & Stainless ,sgala jenis canopy, pagar, teralis dll, murah & bergaransi. Chandra Canopy hub. 085208332414, 085378008111

DEKORASI WIDI Dekorasi menyediakna rell antik, kain import, kain lokal, wall paper, vertical blind & krey kayu Jl. Ratu Dibalau No.14 Kec. Tanjung Seneng Bdl (pasar) HP. 0813.77685195. Khaila Citra Mandiri mengerjakan dekorasi plafon gypsum, propilan, keramik, baja ringan, pengecatan tralis, pagara canopy dll. mutu terjamin hrg bersaing. Hub. 081379743460

DEPOT AIR Anda ingin buat depot air minum mineral/ro std amdk, mena-

tasi: air berbau karat,lumpur, kuning. Hub.Auto Tehnic Water Treatment 0813.69288439-082371255868.

EXTERIOR Apri Cat mengerjakan cat dinding cat was, pasang walpaper JL.P.Antasari hub.085377907154, 081540830913

foto copy LAMPUNG FC, jilid hard cover/soft cover, spiral kawat, Jl. Wr. Monginsidi 23 B T.Karang, Bandar Lampung telp. 0721-256053, 08127272602, email : lampung_fotocopy@yahoo.co.id

GORDYN Asia prima, menerima pesanan gordeng, wallpaper, vertical, roll blind untuk rumah & kantor Jl. Ratu dibalau TJ.Senang BDL hp.081383994908

HERBAL Toko Medika Herbal jual: gamat gold G, luxor, ace maxs, xamthone, tricajus,cmp,gopakupu, jamsi, foredi,madu, dll www.mediakherbal. com 085769869999/085269066135 Hijrah Moslem Store menjual herbal grosir & eceran. Agen: xanthnoni, solusi: jantung, diabetes,asam urat, radang sendi,paru-paru,hiv/ aids,keputihan,wasir/ambeien. Hub. 08127937357.

indekos Wisma Badar trm kost harian/blnan, fasilitas lgkp, JL. Perintis Kemerdekaan No.18/24 Tanjung gading hub.0721253967,081298697777 Trima Kost Mggn, Blnn, Jl Griya Fantasi 2C/8 WHP Hub. 702498, 0812.727.7590

INDOVISION Indovision, top tv, telkom vision, orange tv, aora hub. 085378772004

INTERIOR SAFIRA INTERIOR, Spesial membuat kitchen set, pantry, lemari pnjg, kmr set, minibar, d.partisi, meja kantor, hub.0721-7164443,081379337474

KAMBING AQIQAH Kambing Aqiqah, dr hrg 1 juta, masak aneka menu gratis: potong, antar & sertifikat aqiqah. Tlp.7448386, 081272354984, 081540802586.

KATERING WM. Kasta Nusantara terima pesanan nasi kotak/bungkus, catering bulanan & delivery order dgn hrg relattif murah. CP.0821.3132.1112.

KEHILANGAN STNK B E 4 8 5 8 E A , Noka. MH1JF5129CK686672, Nosin. JJF51E2676042, an. Suryadi

STNK BE 5067 Y, Noka. MH1HB61138K552223, Nosin. HB61E 1550970, an SUMARLENI STNK BE 6289 PH, Noka.MH1JF 21159K27576, Ns. JF21E1274332, an. Andri Media Saputra. STNK BE 6546 FP, Noka. MH335D003BJ028052, Nosin. 35D028093, an. Erlina STNK BE 7305 FT, Noka. MH354P00CDJ732049, Nosin. 54P731637, an. Fitria Susanti STNK B E 7 9 6 8 PW , Noka. MH1JF511XBK956868, Nosin. JF51E1958990, an. KIKI ELA SARI. STNK T 8068 TH, Noka. MHMFE74P48K018304, Nosin. 4D34TD71723, an H. Wartani. STNK BE 8329 PP, Noka. MH328D305AK375353, Nosin. 28d2370660, an. ENI YULIAWATI. STNK BE 8755 FR, Noka. MH1J B9121CK996978, Nosin. JB91E2987235, an. SUDIMIN STNK BE 9409 CG, Noka. MHKP3BA1JCK033423, Nosin. DK09426, an. DESIANA, A.Md. STNK B E 3 1 3 0 D J , Noka. MH1JBE312CK198096, Nosin. JBE3E11889959, an. Karsono STNK B E 3 7 4 4 E A , Noka. MF3VR10BBAL029548, Nosin. YX150FMG10029100, An. Sulyana Kehilangan STNK dari 2 bulan yang lalu atas nama bpk.JUNAIDI dgn nomor register BE 8559 AC merk honda type NF 100 TD SP motor 2007

KITCHEN SET CV Rafi Jaya. Special Kitchen Set, menerima pembuatan kamar set, room set, kantor, butik dll, hrg dimulai dr Rp.1.200.000/m hub.081272166609, 082179176076, 082179966606

kesehatan Bu Siti urut tradisional capek-2, keseleo, anak-2 jl. Bebas gg Swidah samping Indomaret, Alfamart. Hub. 0812.79727978. Pijat tradisional asli Solo 3 in 1, 80rb / pijat P/W, buka setiap hari dr jam 09.00 – 20.00. Hub.0823.77177377 Jl.Raden saleh No.25 Durian Payung blk RS Bumi Waras. Iin Massage & lulur siap panggil. Hubungi. 0812.7990.1117, 0853.7726.6697, 0858.3279.9928, 0813.6991.1105

air kecantikan Beauty Water & Strong Acid (tidak ada efek samping) Just Water air dengan PH Asam mengatasi masalah kulit seperti: jerawat,kusam, kering, rusak akibat zat kimia Jl. Nusantara Gg. Pipit 55 A (belakang Radar Lampung). Lia: 081977944772, PIN 3310841E

PIJAT TRADISONAL

STNK B E 8 8 9 5 R D , Noka. MH1JB8117BK640129, Nosin. JB81E1635223, an. Ahmad Fauzun Asadullah

Menerima pijat urut refleksi tradisional terima panggilan. Hub. 0812.79161622 (Nur), Jl. Untung Suropati No. 22

STNK BE 3629 NM, Noka. MH33C1005CK831009, Nosin. 3c1832154, an. ASWARI

Pijat urut refleksi pke lada & alat terapi srba guna u/ kshtn mengobati asm urat,skt pinggang, rematik, encok, ksleo, drh tggi, drh rndh, ksemutan, bdn pegel dll hb .mulya 081366162717

STNK B E 4 6 6 0 N X , Noka. MH1JFD213CK131720, Nosin. JFD2E1033648, an. SUNARTI STNK BE 5054 FZ, Noka. MHDA100VXXJ348924, Nosin. A100-ID226578, an. KPP Metro

ARIEL & BUNGA terima panggilan pijat tradisional, reflexi siatsu, lulur dll. Hub. 0896.70800029 Urut tradisional Ibu Sri Wahyuni Jl.Soekarno Hatta bypass depan pom

bensin Kota Sepang arah SMP 19. Hub. 0813.79115943. VIVI URUT TRADISIONAL, Refleksi dll terima panggilan. Hub. 0852.679046681, 081933591789 Shinta pijat urut Jl.Sultan Agung dua jalur W.Halim No.59 (dkt SMA Sriwijaya) 0813.6937.2811, 07217543674 siap panggil 24 jam

PIJAT INDONESIA Ahlinya urat kejepit, skt pinggang 10 th 3x pijat smbh @ 100rb krddk urt 2 kaki, stroke,skpi urt,pasurti 70 th krs kmbli, stel body, wkt kcll bru trsa umr 40 th bs nmbh Hb:085769153124/082376229770

TERAPI Macam-2 terapi, refleksi, dll, panggil ke rumah/hotel. Hub. 081369112589.

kolam renang Dunia Kolam Renang: Pembtn, prwtn, perbaikan, ob at-2 an, peralatan Jl. Hayam Wuruk 198 E Kedamaian tlp. 0721- 7444567

KOMPUTER Dibeli komputer / Laptop berbagai type / merk. Harga tinggi. Hubungi: 0813.30125042.

KURSUS TEHNISI HP Nvu ponsel service & kursus hp Jln. ZA Pagar Alam No.2 gdg meneng, bk kls mahir psti bs smua merk hp grnsi uang kembali Hub.0856.6977.7966

LABORATORIUM Animo Chemical & Lab: menjual bahan kimia industri & laboratorium, harga terjangkau Jl.Pemuda 126 dpn Chandra, HP.0812.7289997.

LAUNDRY Bibi Laundry cuci kiloan & satuan, pakaian, jas, kebaya, karpet, boneka, bad cover, seprei, dll, Jl.Kayu Manis No.1 Way Halim tlp. 7457114 (lowongan kerja utk bag. Setrika bisa rapi & halus)

MESIN -mesin dijual mesin foto copy CV. Mitra Abadi jual, sewa, perbaikan, suku cdg, tinta, foto copy, msn Analog & Digital. Hub. 7505050, 0812. 7909898. CV. S.Bandar Digital Copier, menjual mesin foto copy Canon tipe digital (bergaransi) sparepart, toner, Bambu Kuning Square Lt 1 No.37 (dpn stasiun kereta api Ramayan). Hub.07212800411-082371754455. Dijual foto Copy Canon 6030 kondisi 80% cocok untuk kantor/umum hrg 7 juta, bonus mesin pres+pisau potong toner HP.0852.69525869.

MESIN PUPUK Jual msn pupuk organik granul & siap psang di wil prop lmpg dg pan granul 3m 3 unit, conveyer, 5m 1 unit, drier 12m diameter 80 cm 1 unit, bunner 1 unit, ayakan 3m diameter 1 mtr 1 unit, hrg 500 jt trm psng di wil prop lmpg dg kapasitas prdksi min 25m per shift hb.0811722018

musik Sinarta Musik Ent sedia musik tradisional Tapanuli u/ Resepsi nikah, ultah,b.taon srtua. Hub. 085216105475 E. Sinurat, M.Kes, Jl.RA.Basyid,Jl.Kapt. Subh No.21 Lb Dlm Bdl

PALET PLASTIK Jual palet plastik (bekas) u/ keperluan industri dgn brbgai ukr. Hb. 0821. 1311.5073.

PENDIDIKAN KURSUS MENJAHIT Top di Jakarta Kini di Bandar Lampung kursus menjahit Juliana Jaya Jl.Kiwi No.5 Kedaton tlp.0721-701677, 081540816997 Disk 30% s.d. 50% lebih dari 25 cabang.

PRIVAT Privat & kursus membaca pola sidik jari bersama de most fingerprint analysis garansi Bimbingan mahir hub.081388069672, 08127243362 Privat & Kursus membaca pola sidik jari, garansi bimbingan mahir. Hub. Jimmy 0813.88069672 Privat Profesi. Guru datang ke rumah semua pljrn TK, SD, SMP, SMA, Ngaji, Sempoa. 0721-7503131085658957909 - 081369152541 profesional & sabar, siap un. Privat Sahabat Edukasi : guru dtg kerumah semua pljrn TK, SD, SMP, SMA, Umum & mengaji 5 org gratis 1 hub.0721-7511559, 081279199569 Privat Siklus Guru dtg kermh semua pelajaran SD,SMP,SMA Hub:07217481330, 0857-68003557 Privat Bintang Education smua pljrn TK, SD, SMP, SMA, umum, mengaji, guru dtg ke rmh, professional & sabar, siap UN, semester. hub. 07213667558, 0813 69 277 269 

PELUANG USAHA Peluang usaha biro travel haji/ umroh mdl kecil resiko 0% potensi penghaislan ratusan jt solusi cpt tnp kendala biaya, hadiri seminarnya 25 Jan 2014. Hub. 081379985665 Hanya dg 1,3 jt bk kntor prwkilan tour travel haji, umroh tnpa dftr tggu bs grts , dpt dna tlangan 30 jt tnp jminan surve ad pluang usha jtaan/ hr Hub.081541099222

DANA TUNAI Pinjaman Dana Tunai 1M s/d 500M dlm& luar daerah, jaminan bisa nama orang lain.menerima mediator Global Nusa Dana Hub 081297099758, 081297099738,081287795506 Jaminkan BPKB mobil/motor plat nopol di luar Lampung. Kami layani hub: 7360009, 082379691111 Dana Permodaln (Usha Pnjmn dg Agunan) bagi hasil 60% perbln.Bs Invstasi Dana Cash/Aset Rmh,Tnh,M bl,GND,081297099758,08129709973 8,081287795506

KOPI Kopi rasa buah : durian, melon, jambu, mangga, anggur, leci, sirsak, strawberry, bluberry, moka & capuccino: peluang usaha bisnis jaringan tnp mdl bagi hsil hub.081379272995, 0721.7504122

PEMASOK TELOR CV IKHWAN kami jual beli telor ayam ras partay besar dan kami juga butuh pemasok telur ayam ras hub.082306277778, 08230677779

PENGEMBANGAN DIRI Hipnotis & Magic Pusat pelatihan hipnotis dan magic/ sulap garansi bimbingan mahir hub. 085768627777 (call only)

PROPERTI ARISTEKTUR CLASSIC ARCHITECTURE menerima design bangunan, rab, maket dll. Hub. Bram 0852,69748291 Jl. Pulau Damar Ruko 40 D Sekarame Bdl. G. Arsitek terima jasa arsitek 3D, rab, pemborongan, pengawasan, p e m b u at a n m a r ke t & t a m a n hub.082310919901

bahan bangunan Terima pembuatan kusen pintu, bangku sekolah telp.081541247037 Bimo Sarana Tenik menjual peralatan las ,depot air minum isi ulg, aneka mur & baut dll Jl. Untung Suropati No. 66A (dekat St Kereta Api Labuhan Ratu Bdl) www.bimosaranateknik. blogspot.com 07217911190

BATA Jual Bata Ringan Apung harga loco pabrik Rp 625.000/m3 isi 83 pcs/111 pcs. Hub. 0813.10917800.

RANGKA BAJA Tersedia pemasangan rangka baja ringan atap metal polos atap metal pasir & atap spandek 0,35 u/ sklh, gedung kanopi dll hrg mulai 120 rb s/d 210 rb grnsi 10 th tbl baja 0,75 mm R.a karya truss JL.Kimaja no.28 wayhalim bdl

RumaH dijual

yang mau sewa, keperluan syuting film). Harga murah 1,3 M jadi 1,1 M dlm 5 thn, harga dijamin NAIK jadi 1,5 M. hub. 0812.7100.9659.

Kemiling permai kec.Kemiling BDL, SHM, LT 200 m,LB 115 m, 3 KT hub.081369406455,08127929441

Dijual rmh LB: 100 m2, LT: 126 m2, SHM, di Desa Way Hui kec.Jati Agung JL.P.Sari Rp.450 jt nego hub.081369767650, 081369764853

Dijual rumah LT 400 m2 bangunan permanen, tmpt strtgs, jl.aspal, Jl. Serbajadi Tabek Indah Gg.Kartini Pemanggilan hub. 0823.78365801, 089672662701.

Dijual rmh di JL.Tabek Indah Serbajadi 1 Natar ukrn ± 300 m, tmpt strategis, bangunan permanen, hrg 250 jt (nego) hub.bpk jone 081367917107

Rmh baru 2 (dua) unit T/B 128/80 m, 3KT/ 2KM listk 2.200 watt, SHM @ Rp.495 jt Jl. Aster No.5A/5B Rw laut enggal hub.082372194569

Rmh SHM,LT 143 m3 JL. Raja Basa II No.26 , dkt pasar Perumas Way Halim cocok u/ usaha hub. 085279810760

Dijual rumah tipe 22 Perum Sejahtera Jl. Komarudin Rajabasa Raya harga nego hub. 085383101007

Rmh djl cpt LT 6x13,5 kmr 2, Perum Bukit Mas G/16 Sukabumi BDL JL.Tirtayasa. hub. 085279810760

Dijual 2 unit rumah di Perum Nunyai Permai Jl. Komarudin Blok C7-8 Rajabasa Bdl. Hub. 0812.7943390

Dijual rmh SHM, LT/LB 750 m2/600 m2/2 LT/4 KT/+2 KT, pembantu 4 kmr, garasi+corpart/u 5 mbl ada gazebo JL.MAULANA YUSUF NO.39 a hrg nego hub:081272269699 rumah & tanah 200 m, SHM, Bangunan permanen, hrg 300 jt nego. Hub. Bpk. Jon 081367917107, 089672662701. Rumah dijual Jl.M Ryacudu Prum BBI Blok 3 no 2 Campang Raya 3KT,SHM, Hub: 081379909174 Dijual rumah+ tanah ukr 20 x 20, tempat strategis Jl.Tabek Indah Serbajadi I, hrg 170 jt ng. Hub. 081367917107.

Dijual rmh Klapa Asri Gd Air type 38/90, 2 KT, 1 KM Nego hub.0813.1688.3134

Dijual rumah tipe 50 & 36 minimalis full, belakang Puskesmas Karang Anyar, sangat murah. Segera hub: 0821.85377717

Spesialis jual rumah tinggal yang produktif, sisa 1 unit (sudah ada

Rmh dijual Jl.Bukit Kemiling Raya blok O no.14 LK II Kel.

dikontrakkan Rmh JL.Basuki Rahmat No.45/45 smpg apotik nova/fas lgkp, tlp, pam, lstrk, (bs u/ dagang) hb.484266, 481196, 08127953091, 08127913140

RUKO DIJUAL Ruko harga 4 M nego di Jl. Teuku Umar samping pasar Koga depan Rumah Sakit Advent. Hub. 081541407777 Dijual ruko 4 lantai,sumur bor,Jl.Gajah Mada No. 17 F,dpn Apotik Sentosa 800 Jt/Ng, Hub.081279777999

dikontrakkan Dikntrkn ruko 2 lantai, berikut rmh tmpt tinggal diblkngnya, Jl. P. M.Noor No. 28B, fas list, telp, pam. Hub. 0721484266/481196, 08127953091/08127915140

TANAH DIJUAL Tnh 10.600m,SHM,tepi Jl.Ry.Trans Sumatra Kalianda (Kec.Sidomulyo) @150rb 085783080941 Investasi cerdas tanah kavling Kota Baru, lokasi + 500 m dr bts Kota Baru ukr 10x15 m2 Rp 25 Jt dpt akte jual beli bisa lsg SHM dgn biaya tambahan 5 Jt u/ survei lokasi. Hub. Nirwana Marketing Executive Cv Patok Mas 0812.79530133, 082278107666 Dijual tnh Bukit datar bs u/ villa & tnh keruk batu hitam Jl. S. Hatta Kp. Jambu Way Lunik Panjang (di atas terowongan pjka) pgr jln Rp 5 M, Ls 1 Ha. Hub. Asmidar (TU SMA 1 Pahoman) 0721-252190, 0812.8191372. TNH 740 M2, shm, Jl. Bandar Agung (Jl. A.Salim atas dkt Villa Lamban Gunung) Kaliawi, jl aspal 5m, Rp 175 Jt. Hub. 0853.67053258. Dijual tnh uk: 430 m3, JL. P.Damar Gg. Nusa Indah 9 waydadi sukarame bdl Rp.120 jt nego hub.081540019018, 082186036465 Tanah ukr 27.456 m2, di Jl. Srimulyo blk pabrik areng, hrg 170/m, harga nego. Hub. 0813.67917107 Jual murah 250 jt (nego), tnh 1635 m2, SHM, Bulukkarto, Sidoarjo, PSW, lampung HP.081931835247 TNH 4500 M (75x60) pggr Jl Ry Kalianda dkt rumah dinas bupati, cck u/usaha apa saja, SHM @Rp.250 rb/m Hub:085369480372

Tnh 2 Ha, tnh Gunung di Sukajaya Hanura, 150 M dr Jl. Raya, srt SKT Sporadik dkt TPI Rp.500 Jt Hub: 08127212000 Dijual tnh Jl. Darusalam 600 m, SHM, Gg. Rj.Ratu 370 m, SHM, K.anyar 200 m, SHM, Jl.Nyunyai 585 m, AJB Bilabong 675 SHM Hub. 08127953230, 081541433154

& Ringan (4) Booking skrng lsg dpt hadiah mnrk (5) Lok.mantap & strtgs (6) Ada jaminan kenaikan hrg. Sgr stok hnya 18 unit. Hub.0813.69177652

Dijual tanah di tengah kota, lokasi sangat strategis, SHM, Ls 1420 m2. Hub. 0821.1131.5073 Dijual cpt tnh luas 1.020 M, vieu laut pnjg sangat indah, lebar 30 M, pnjg 34 M Huk, lok.Campang Raya T.Karang Timur minat serius hub.081296113643, 08176692277

TANAH KAVLING Raja group, jual cpt tnh kavling 8x20 hrg 25 jt, bs kredit lokasi kota bru dkt kntr gubernur hub.Adang 7360009, 082379691111 Tnh kav. di Kotabaru Lpg jrk 500 m dr lok. Pem.Ktr.Gubernur/Pemprov Lpg yg baru. Hub. CV Patok Emas (Candra 0852.79787894) Kavlingan di Kota Baru Lampung lokasi Desa Banjar Agung Kec. Jati Agung di tengah-2 Kota Baru, dkt BL, pusat pemerintahan Kota Baru & ITERA DP 3Jt Angs 500.000 x50 bln. Hub. 0813.69035568 Tnh kavlingan dkt ktr baru GB Lampung, ukr 10x15=150 m2 hrg 15 Jt trm AJB cash/kredit lokasi Kec.Jati Agung LS jgn smpai telat. Hub. Graha Kapling 082185540500 Heboh jual tanah kavling Tabek Indah Natar (1) Bunga 0% (2) Bisa libur bayar 1 th (3) Sistem Bayar Mudah

DICARI TANAH Dbthkan tnh utk membangun pabrik pakan LS ± 4 Ha, pjg 120 m, lbr 240 m, kawasan industri (cnth Jl IR.Sutami), tanah jauh dr penduduk,Email: w u y @ n ew h o p e g ro u p. c o m , Kontak : 08151393510 (Mr.Chen), 085248849032 (Mr.Apeng)

PENGINAPAN PONDOK PALAPA, HARGA MULAI DARI 95.000/hari, DI PUSAT KOTA, FAS : AC, TV, KM PRIBADI, BREAKFAST, PARKIR LUAS, JL. P.E.M NUR 7623158, 7188333, 087899764477, 085380151888

PENGOBATAN

garansi, bisa kuras sumur. Hub. 082180803233.

MAKANAN NASI KOTAK Nasi kotak, nasi bungkus murah aneka lauk lengkap Jl. Purnawirawan/ depan MM-UBL Hub.07213618481

JUAL AYAM

Sakit kulit & kelamin, gatal-2, herves, go, kutil, lemah syahwat, kanker dll. Hub. 0878.23006200.

BEKAM HERBAL Omah Bekam Herbal melayani: bekam, pijat syaraf, reflexy, terapi mata, DIET SEHAT turun 4-8 Kg/bln. Hub. 081927845812, 085381527712 (Soleh).

TERAPI LINTAH Terapi lintah mengobati: darah tinggi, kolesterol, jantung,asam urat, kanker, gatal-2, nyeri otot dll. Hub. 0812.72729660

PERCETAKAN Cetak apa saja tanpa minimal dilayani di tempat anda ? LINTAS KREASI Jl. Teuku Umar 30 Bdl 0815.41339354, 082177158254 (24 jam)

PENJILIDAN SKRIPSI Adinda Skripsi percetakan dan penjilidan Jl. Sultan Haji (depan Kampus Teknokrat /belakang dealer Nissan) Kedaton Bdl. Hub. 0721-7360579.

RUPA - RUPA

Menjual ayam kampung & bebek berapapun anda butuhkan kami siap antar, terima pesanan, siap potong & hidup hub. Ibu sri mulyani 081366162717, 089626601259

SEDOT WC Sedot WC & atasi mampet “Clean Care” 4 unit dlm & luar bdl, berpengalaman sejak’08 pionir di lpg 07217400060, 081252711000 CV MANDIRI BARU sedot wc + atasi mampet luar dalam kota. Hubungi: 0821.11710000 SEDOT WC mampet sal.air, dll, luar dalam kota stndbay 24 jam hub.081366060300, 085788434389 SEDOT WC & ATASI MAMPET, LIMBAH STAND BY 24 JAM (LUAR & DLM KOTA). HUB.0721-7905006, 0853.7766.9976. Sedot WC dan atasi mampet standby 24 Jam. Hubungi. 0721-7971.222, 0821.79924000 SEDOT WC & atasi mampet LUAR dan DALAM KOTA 082180803233, 085783667003

bunga,papan bunga meja di Bandar Lampung Pasar 085279714488, Pasar Tugu 082183156777, Kalianda 085267336888, Pringsewu 085366759222 Pin BB 2942TEB5 Jl.Imam Bonjol 114 Lebak Budi Bdl.

SUMUR BOR Spesialis pembuatan sumur bor, servis panggil, jetpam dan submarsibel. Hub. 0821.85970789, 0853.78524554

SOUND SYSTEM LABA-LABA Musik menyediakan sound system untuk acara pernikahan, khitan, syukuran HP.085769839997 Sound System/orgen tunggal nuansa lagu-lagu pop, tembang kenangan. Khusus di gedung. Hub. 0812.7245748

VISA TUNAI Trm gesek tunai visa & master, jl. Hayam Wuruk dpan Candra Karang. Hub. 7514526 / 0823.76227762

Metro APOTIK Apotik Adil Jl.S.Syahrir 24B Tejoagung Metro, jual herbal order/ecrn disc 5% tiap jumat konsul obat gratis tensi, cek gula darah, asam urat, mandi sauna sepuasnya Rp.15.000 HP.08127245463

SANGGAR BUNGA

ATASI MAMPET Ahli atasi mampet, atasi wc. Mampet sal. air, westafel dll tp bgkr, luar dalam kota garansi. Hub.0813.66060300.

LYDIA FLORIS menerima mepasan bunga papan sewa/lepas u/ pernikahan, sukses, duka cita, ultah, rias mobil pengantin dll hub. 0821.8168.111

Spesialis Atasi Mampet Sal. Air, Wastafel, WC dll, tanpa bongkar

Sanggar Bunga Lampung Florist. Trm pesanan ucp. Karangan

LOWONGAN Dibutuhkan sopir barang, diutamakan memiliki kendaraan roda 2 sendiri, lamaran ditujukan ke: LampungDiesel Jln Raden Intan No.15/91 tanjung karang max 3 hr stlh tggl terbit Dibthkn karyawan/karyawati u/ toko diutamakan memiliki kendaraan roda 2 sndri, lmrn ditujukan ke: Lampungdiesel Jl. Raden Intan No.15/91 T.Karang max 3 hr stlh tggl terbit Dibthkn ke Jepang hub. Lembaga Pelatihan Kerja (LPK) CHUOO MANDIRI Blok H1 No.09 Kemiling 0812 H1 No.09 kemiling 081277373311, 0721272868, 081957132044, 08978910663 Dibthkn Remaja Laki-laki max 20 thn siap bekerja di rumah tangga di Bandar Lampung, syarat bisa mencuci, strika, jujur & ramah. Hub. 0812.79522716. Dibthkn karyawan mekanik yg berpengalaman handal dibidang mobil, harap menghubungi jogja motor Jl.Untung Suropati no.22 Bpk Supanji 07217324500 Dibutuhkan 1 orang untuk pangkas rambut berpengalaman hub. 082184299864

PJ Kera sakti, prushaan yg sedang brkmbng membthkn marketing, spv, adm, stap md, pend min sma, smk, D3, S1 hub. Merta p 082180082911, 089631117003 Dbthkn SPG butik, kryawati single, mx 25 th, sopan, ramah,ulet, bs bkrja dg team, brpglamn,SMK, bs kmptr (min work,exel) lmrn diantar lgsg ke Jl.Soekarno hatta, ruko perum bukit kencana 3 no.8 dpn tunas supermarket bypass sukarame BDL 0721.707772 Dbthkn sopir SIM B1 umum mx 35 th, pddkn SMP, Admin/P&W mx 25 th pddkn S1/D3, PR&KS P&W pddkn SMU/ SMK lmrn lgkp dtg lgsg ke JL.Tembesu No.8 Campang Raya BDL

Dibthkn sgr Staf Kantor Wanita Single Sarjana Ekonomi pengalaman min. 3 th. Lmr ke Jl. Kemuning 1 No. 34 A R.Laut Bdl. Tlp.0721-268782. Venus Elektronik dbthkn Head Marketing, SPV,Adm, Sales u Cab. T.Karang,Metro,Way Jepara,Jl.Untung Suropati (ruko Eldorado) No.67 tlp.07218011805 Intervie Langsung. Dicari karyawan untuk marketing, pria usia max 30 th, jujur, rajin, pekerja keras, siap bekerja dengan team hub.08127624727

LOWONGAN AIRA Skin Clinic membutuhkan :

BA KOSMETIK WANITA, KULIT WAJAH BERSIH PERNAH SEBAGAI BA KOSMETIK DOMISILI DIKOTA LAMPUNG BERKAS LAMARAN DIKIRIM KE :

AIRA Skin Clinic

JL. PEMUDA No.114, B.LAMPUNG (depan Chandra Karang)


kamis, 6 februari 2014

LAMPUNG POST

PARIWARA 21

otomotif BENGKEL B E N G K E L 5 1 . J u a l a l at - a l at mobil, motor, bengkel, dll. Hub. 0823.76227762.

LELANG MOBIL Mitsubishi Maven GLX’08, plat kodya Mitsubishi Maven GLS’11, plat kodya Mitsubishi Maven GLS’08, plat kodya Mitsubishi Maven GLS’10, plat kodya Mitsubishi Lancer SEI’10, plat kodya Mitsubishi L300 GLS’11, plat kodya PT. Dipo Star Finance, Cp.Sherly. Telp.258528, 254033,261277

mobil DIsewaKAN JONI NIAGA RENT CAR: Inova, Kijang Capsul, Avanza, Xenia, APV, Altis, ALphard. Hub. 7403700, 7692086, 0812.7264905 ****** OONK RENTAL CAR ****** Sewakan Sedan Pengantin, Innova, Avanza, Xenia. Hub: 0721-7471813, 0811.799813 n Disewakan toyota camry untuk mobil pengantin, avanza antar jemput bandara, hub.081369086666, 081379366669 Azzam Rencar menyewakan mbl Innova, Avanza, Xenia, Sedan utk pengantin. Hub. 0823.75292647.

mobil dijual DAIHATSU Luxio’10, Hitam Met, BE, tipe D, istimewa. Hub. 0813.6962.2245 Gran Max ’08 Optima 1,5 CC, Htm Met, BE, AC, PS, VR,istmmw. Hub.0812.74014112 Grandmax mini’08, hitam, BE mulus siap pakai hub.081379986809 Espass Pu’04, hitam, 33 jt nego hub. 081379766664

HONDA Honda Stream’2004, Hitam, Plat BE kodya, KM 97.000, mulus & s.pakai. Hb. 0811.721076 Maestro 91, merah, BE kdy, body, mesin, kaki2 oke, S.pkai Hp. 081379929120

isuzu Dijual cpt butuh uang Panther’02 upgrade’07, biru metalik, mulus hub. 085381123514 (no.sms) Panther New Hi Grade, wrn hijau’2000, 87 jt, hub. 0852.7980.5927.

MERCY MERCY C 230 Ex SilverBird 175 jt & 185 jt, trwt Cash/Credit harga nego 0217989000 Ext 139, HP : 08170961828

MITSUBISHI PT. BFI Finance 0725-7851613 penawaran unit: Mits FE 349 HD 120 PS bak kayu 2004 (BE 9892 NF) Pajero Sport Exeed 2011, BE Kodya, ng hub.082186039775

NISSAN Nissan X-Trail, warna silver, 2004, hrg nego, hub. 0813.7949.2222.

SUZUKI KARIMUN ESTILO’08 VXI BE Kotamadya, an sendiri, Pink Original, VR,CL,BR, PS, MP3, mulus, msn oke siap pakai, 85 jt nego. Hub. 0812.79497934,081379208113 Futura PU’12 akhir, hitam, BE hub.0813799868 09 Grand Vitara JLX MT 2007, abu2 met, plat istimewa BE 18 PJ, tangan pertama, hrg 160 jt nego. Peminat serius hub. 081369958888, 085379636396

TIMOR Timor’98 BE, Biru tua Met, mls L/D, s. pakai,lkp,AC,EM,PS,DVD,BR,VR17,rmt ng 08127937256/07217553110 Timor Dohc, wrn hijau’97, over kredit 25 jt hub. 0852.7980.5927.

TOYOTA Dijl 2Unt Tyta Fortuner 2,7 G Lux’12, Putih, BE, Ng Tgn Pertama 085380332222. Dijl Tyta Inova G A/T’13,Putih,BE,Ng Tgn.Pertama 08127255252 K ijang Inova 2010, tipe G, Bensin, mobil bagus, orisinil hub.0821.8539199 Kijang Grand long’96 hijau, BE mulus siap pakai hub.081379986809 Kijang pick up’96, hitam, siap bekerja, 50 jt nego hub.081379766664

motor dijual PT. BFI Finance 0721-266725 penawaran unit: yamaha mio sporty cw 2009 (BE 3691 YF), new Jupiter Z CW 2010 (be 8879 PN), honda revo absolute std 2010 (BE 5653 YG)

metro POWER STERING ISTANA MOTOR. Ahli power stering, AC mobil semua jenis mobil. Hub. 0721-7512104, 0821.77460825 Ahli servis/psng power stering semua jenis mobil. Hub. @wing Motor 085269566067, 089631633102 Jl. Z.A. Pagar Alam 46 Lb Ratu sbrng Sekolah Darma Bangsa.

VARIASI MOBIL EKO JAYA: kaca film, audio, alarm, sarung jok, karpet, asesoris, Jl.P.Atasari 154 B (dpn GIANT) ekonomis kualitas oke. Hub. 082184721000


kamis, 6 februari 2014

LAMPUNG POST

PARIWARA 22


±

±

CMYK

kamis, 6 februari 2014 LAMPUNG POST

CMYK

±

OLAHRAGA 23

VARIA SPORT n AP/TONY AVELAR

BEREBUT BOLA. Pemain Charlotte Bobcats, Kemba Walker (15), saling berebut bola dengan pemain Golden State Warriors, Stephen Curry (30), pada pertandingan basket NBA di Oakland, California, Selasa (4/2).

Boozer Antar Bulls Unggul Carlos Boozer sukses mengantarkan kemenangan Chicago Bulls. Bertandang ke kandang Phoenix Sun, Boozer menghentikan rangkaian lima kemenangan beruntun milik Suns. Soni Elwina

C

HICAGO Bulls mampu membungkam tuan rumah, Phoenix Suns, 10192. Bertandang ke markas Suns di US Airways Center, Bulls tetap mampu menampilkan permainan impresif. Boozer mencetak 19 poin dan 12 rebound. Bulls melesakkan 45% tembakan mereka dan lima pemain mereka mencetak lebih dari 10 poin untuk bangkit dari kekalahan 99-70 dari Sacramento Kings pada Senin (3/2). Jimmy Butler dan D.J. Augustin masing-masing mencetak 18

angka untuk Bulls. Joakim Noah menambahkan 14 poin dan 14 rebound. Di kubu Suns, Goran Dra­ gic mencetak angka terbanyak untuk Suns dengan 24 poin, Channing Frye men­ cetak 18 poin dan Leandro Barbosa menambahkan 13 poin. Sementara di pertandingan lain, LA Lakers belum mampu bangkit dari rentetan kekalahan. Teranyar, Minnesota Timberwolves yang memecundangi Lakers dengan skor akhir 109-99. Melawat ke markas Wo lve s d i Ta rge t Ce nte r,

Rabu (5/2/2014) pagi WIB, Lakers tak mampu mengimbangi permainan tuan rumah yang digawangi Kevin Love dan Ricky Rubio. Pemain Timberwolves, Kevin Love, mencetak 31 angka dan melakukan 17 rebound. Kevin Martin mencetak 14 dari 32 poinnya di 10 menit pertama laga untuk membuat Timberwolves mengawali laga dengan kuat.

K

ondisinya tidak mudah. Anda tidak mau menghabiskan terlalu banyak waktu di bawah cuaca panas, Anda ingin menang secepat mungkin.

Timberwolves mengakhiri kuarter kedua dengan

ke u n g g u l a n 2 5 p o i n d a r i La­kers. Kekalahan itu menjadi kado pahit bagi Steve Nash yang kembali bermain untuk pertama kalinya sejak 10 November akibat cedera punggung. Wajar bila playmaker ve­ teran Lakers itu senang bisa bermain. Nash sudah tidak bermain selama tiga bulan karena mengalami cedera punggung. Bermain selama 25 menit, Nash berhasil melesatkan tujuh poin dan sembilan assist. Sayang, dia tidak mampu membantu timnya terhindar kekalahan Minnesota Timberwolves. Guard yang segera berulang tahun ke-40 itu mencetak 7 poin dan 9 assist. Dia tampil selama 25 menit, lebih lama 10 menit dari rencana awal. Pada pertandingan tersebut, Lakers kembali kehilangan pemain setelah Pau Gasol. Center

asal Spanyol itu sempat bermain lima menit saat melawan Timberwolves, ebelum meng­ alami cedera kunci paha. Sementara itu, pada pertandingan lain, David West men­ cetak 22 poin dan Paul George menambahkan 18 poin saat Indiana Pacers mengalahkan Atlanta Hawks 89-85. Kemenangan itu mengakhiri rekor 12 kekalahan Pacers di ­A tlanta serta memperbaiki rekor menang-kalah Pacers menjadi 38-10. Di kubu Hawks, tidak ada starter yang sukses mencetak angka lebih dari 10. Jeff Teague dan Kyle Korver masing-ma­ sing mencetak sembilan angka. Forward All-Star Paul Millsap hanya sukses melesakkan dua dari 11 upaya tembakannya dan mengakhiri laga dengan raihan tujuh poin. (MTVN/O2)

elwina@lampungpost.co.id

PSDS Tunggu Lawan di Perempat Final Kesebelasan PSDS Karang­ anyar memastikan satu tiket ke perempat final turnamen sepak bola U-17 Nagata Berlian Cup. Pada 16 besar yang berlangsung di lapangan Way Galih, Dusun 5, Rabu (5/2), PSDS menundukkan Persuga dua gol tanpa balas. Dengan kemenangan itu, di delapan besar PSDS menunggu hasil babak 16 lainnya yang mempertemukan tuan rumah Nagata A dengan Vespa. Pertandingan kedua kesebelas­ an baru digelar besok (7/2). Kedua tim yang baru berlaga

karena sama-sama mendapat bye tampil hati-hati di awal laga. Laga mulai meningkat di pertengahan babak pertama. PSDS mampu memanfaatkan peluang yang didapat untuk mencetak gol di menit ke-17. Gol berawal dari serangan yang dibangun anak-anak PSDS. Memanfaatkan umpan rekannya, Irawan melepaskan sepakan yang tidak mampu ditahan kiper Persuga. Keunggulan satu gol menambah semangat anak-anak Karang­Anyar untuk menambah

gol. Namun, hingga babak pertama usai tidak ada gol tambahan yang tercipta. Memasuki babak kedua, gol datang dari eksekusi Aris Saputra yang memaksa kiper Persuga kembali memu­ ngut bola untuk kedua kalinya. Keunggulan dua gol PSDS bertahan hingga laga berakhir. Hari ini turnamen kembali melanjutkan babak 16 besar. Dua tim sama-sama mendapat bye di putaran awal SSB Lamtim B bakal berebut tiket perempat final dengan Wiyatama B. (LUG/O2)

PODSI Try Out ke Singapura PENGURUS Besar Persatuan Olahraga Dayung Seluruh Indonesia (PB PODSI) akan mempersiapkan timnas perahu naga atau traditional boat race (TBR) menjalani try out ke Singapura, Mei 2014. Manajer Timnas Young Mardinal, saat dihubungi dari Makassar, Rabu (5/2), mengatakan keterlibatan tim perahu naga dimaksudkan untuk mengetahui kondisi tim serta kekuatan tim negara lain sebelum berlaga di SEA Games Singapura 2015. Selain tampil di kejuaraan Singapura, timnas perahu naga juga dipersiapkan mengikuti ajang serupa di Penang, Malaysia, pada Juni—Juli 2014. Untuk agenda try out ini rencananya melibatkan 22 pedayung putra dan 12 pe­ dayung putri. (ANT/O2)

Pelari Sumsel Terpilih Ikuti Kejuaraan Asia PELARI gawang asal Sumatera Selatan, Rio Maholtra, terpilih mewakili Indonesia mengikuti kejuaraan 6th Asian Indoor Athletics Championships di Hangzhou, China, 15—16 Februari 2014. Sekretaris Umum Pengurus Provinsi Persatuan Atletik Seluruh Indonesia Sumatera Selatan Zulfaini M. Ropi di Palembang, Rabu (5/2) mengatakan keempat atlet lainnya, yaitu Noval (Sulawesi Tengah), Lismawati Ilang (Sulawesi Selatan), Maria Natalin Londa (Bali), dan satu orang pelatih, Kikin Ruhuddin (Jawa Barat). Sementara itu, Rio yang dihubungi dari Palembang menyatakan sedang menjalani pemusatan latihan nasional terkait dengan kesertaannya dalam kejuaraan bergengsi tingkat Asia itu. (ANT/O2)

Pacquiao Bertemu Bradley di Laga Rematch MANNY Pacquaio dan Timothy Bradley bertekad untuk membuktikan siapa yang lebih unggul di laga kedua mereka. Hampir dua tahun setelah Bradley mengalahkan Pacquiao lewat kemenangan angka yang banyak diperta­nyakan, kedua petinju melakukan persiapan maksimal menjelang laga ulangan mereka pada 12 April mendatang. Bradley mengaku dirinya memburu pengakuan dari publik. Pasalnya, dia merasa tersinggung dengan reaksi publik yang menyebut kemenangan angkanya atas Pacquaio dinilai tidak layak. Petinju Amerika Serikat itu bahkan mengaku yakin bisa meraih kemenangan mutlak atas Pacquiao. (MTVN/O2)

China Siap Raup Medali di Olimpiade Sochi CHINA bertekad meraih sebanyak mungkin medali dalam Olimpiade musim dingin di Sochi, Rusia. Negeri Tirai Bambu ini ingin mengulang kesuksesan pada Olimpiade musim dingin Vancouver, Kanada, pada 2010. Komite Olimpiade China mengirim 139 delegasi, termasuk 66 atlet, ke Sochi. Hampir setengah dari atlet tersebut baru kali pertama bertanding di Olimpiade Musim Dingin. Dalam Olimpiade Vancouver, China meraih 5 emas, 3 perak, dan 4 perunggu. Lebih dari 6.000 atlet dari 85 negara akan bertanding memperebutkan 98 emas. (MTVN/O2)

SSB Passer Juara Liga Grassroots Kreasia

n ANTARA/RISYAL HIDAYAT

KEMBALIKAN BOLA. Pebulu tangkis tunggal putra klub Jaya Raya Jakarta Tommy Sugiarto berusaha mengembalikan kok ke arah lawannya dari klub Hi-Qua Wima Surabay, Arief Ghifar Ramadhan, pada turnamen Djarum Superliga Badminton 2014, di DBL Arena Surabaya, Jatim, Rabu (5/2).

KESEBELASAN SSB Passer akhirnya berhasil menjuarai Liga Grassroots Kreasia (LGK) atau Ghotia Cup U-12 seri wilayah Lampung musim kompetisi 2013—2014. SSB Passer berhak mewakili Lampung untuk melaju ke seri nasional yang akan digelar di Jakarta pada Mei mendatang. Pada laga yang digelar di lapangan Merdeka, Kudus, Metro, Minggu (2/2), Passer harus berhadapan dengan Amor Junior A. Kedua tim tampak samasama bermain ngotot. Masing-masing pemain agresif memberikan tekanan ke gawang lawan. Namun, upaya itu belum mampu membuahkan gol. Se-

tiap tendangan ke arah gawang selalu berhasil dihalau penjaga gawang. Meskipun hanya menahan imbang 0-0, cukup bagi Passer untuk menggeser Amor yang sebelumnya berada di puncak klasemen dengan sembilan kali menang. Sebab, dalam 15 laga, Passer mampu mengukir kemenangan 11 kali. Kegembiraan pun tampak di wajah setiap pemain muda ini. Dengan pertandingan terakhir seri wilayah Lampung itu, Amor harus puas di posisi runner-up, disusul MPU B di posisi ketiga. Sementara kesebelas­ an yang dinilai mampu tampil terbaik (fair play) disandang Wira Utama,

topskor diraih Wildan Firdaus dari SSB MPU, dan youngest tim disandang SSB Azzuri United. Penutupan sekaligus pembagian hadah bagi para juara LGK U-12 seri wilayah Lampung ini dihadiri Wali Kota Metro, Lukman Hakim, dan sejumlah pengurus cabang PSSI setempat. Dia mengharapkan event itu akan semakin menggelorakan semangat olahraga terutama sepak bola, sekaligus melahirkan bibit pemain unggul untuk tampil di tingkat nasional. Liga Grassroots Kreasia (LGK) atau Ghotia Cup adalah ajang peningkatan mutu pemain sepak bola usia dini.

Liga musim 2013—2014 diselenggarakan serantak di 20 kota di seluruh Indonesia, sehingga setiap kota akan mengirimkan satu tim juara. Mereka akan mengikuti seri nasional untuk memperebutkan satu tiket untuk mewakili Indonesia di Ghotia Swedia. Seri Nasional LGK 2013-2014 diselenggarakan di Jakarta pada 18 -- 25 Mei 2014. Seri ini diikuti 20 tim peringkat 1 setiap wilayah. Seri ini digelar de­ ngan format setengah kompetisi. Sedangkan peringkat pertama nasional berhak mengikuti Gothia Cup 2014 di Gothenburg, Swedia, pada 13 hingga 20 Juli mendatang. n (NUD/O2)


SEPAK BOLA Kamis, 6 februari 2014 LAMPUNG POST

Laurent Blanc “Mereka main lebih ke depan. Tim saya mungkin agak lelah, tetapi mereka menghindari perpanjangan waktu dan itu sangat bagus untuk kami.”

24

PSG Tunggu Lawan di Laga Puncak Coupe de la Ligue ZLATAN Ibrahimovic menjadi bintang kemenangan Paris SaintGermain dengan memborong gol kemenangan saat menang 2-1 atas Nantes dan melaju ke final Coupe de la Ligue. Tampil menekan sejak awal, PSG yang bertindak sebagai tamu di La Beaujoire, Rabu (5/2) dini hari WIB, membuka keunggulan lewat tendangan Ibrahimovic memanfaatkan kesalahan kiper Remy Riou. Ketinggalan satu gol membuat

Nantes meningkatkan tekanan di babak kedua. Hal itu mem­ buat arsitek PSG Laurent Blanc memasukkan pemain anyarnya Yohan Cabaye pada menit ke-70 menggantikan Marco Verratti. Laga itu menjadi debut bagi Ca­ baye yang didatangkan dari New­ castle United di bursa transfer musim dingin ini. Usaha tuan rumah untuk me­ nyamakan skor akhirnya me­ nemui hasilnya pada menit ke-81. Olivier Veigneau mampu menak­

lukkan kiper Nicolas Douchez. Saat laga sepertinya akan be­ rakhir imbang dan dilanjutkan dengan perpanjangan waktu, Ibra tampil sebagai pahlawan PSG. Kali ini penyerang Swedia itu mencatatkan namanya le­ wat sundulan tepat pada menit ke-90. Pada laga final, PSG akan ber­ hadapan dengan pemenang laga antara Lyon dan klub Ligue 2 Troyes. Laga semifinal itu digelar dini hari tadi.

Arsitek PSG Laurent Blanc merasa lega setelah pemainnya mampu menghindari perpanjang­ an waktu. “Di babak pertama, Nantes menolak bermain,” kata sang kampiun Piala Dunia 1998. “Di babak kedua, mereka me­ nyadari tak bisa menang tanpa mengubah (pendekatan). Me­reka main lebih ke depan. Tim saya mungkin agak lelah, tapi me­ reka menghindari perpanjang­ an waktu dan itu sangat bagus untuk kami.” (O1)

Zlatan Ibrahimovic n AP/JACQUES BRINON

Swansea Putus Kontrak Laudrup KERJA sama Michael Laudrup dengan Swansea City berakhir Selasa (4/2) waktu setempat. Padahal, musim lalu pelatih asal Denmark ini memberi piala liga pada timnya. “Ini adalah keputusan yang kami ambil dengan berat hati,” kata Chairman Swansea, Huw Jenkins, seperti yang dilansir foxnews.com. Klub asal Wales tersebut memang tengah mengalami kemerosotan performa. The Swans hanya memenangkan satu laga dari sepuluh pertandingan terakhir mereka. “Tapi itu keputusan yang dibuat demi kepentingan terbaik dari Swansea City dan para pendukung kami. Ini adalah pertama kalinya dalam ham­ pir 10 tahun klub berpisah dengan manajernya mela­ lui cara seperti ini, tapi kami harus menghapus ketidakpastian seputar klub dan masa depan jangka panjang Mi­ chael dengan kami,” ujar Jenkins. Dari 24 pertan­ din gan yang di­ j a l a n i , S wa n s e a hanya meraih 24 poin dan berada di posisi 12. Namun, mereka tidak sepenuhnya aman. Jumlah poin tersebut hanya berjarak dua angka dari zona degradasi. Laudrup bergabung bersama Swansea pada 2012 menggantikan Brendan Rodgers yang pindah ke Liverpool. Pria Den­ mark itu mendapatkan kon­ Michael Laudrup trak berdurasi dua tahun. n AP/SANG TAN Pada 8 Maret 2013, Swansea menawatkan kontrak baru berdurasi yang akan mengikat Laudrup hingga 2015 di Liberty Stadium. Kekosongan posisi manajer itu menyembulkan sejum­ lah calon pengganti. Salah satunya Glenn Hoddle yang dikabarkan memiliki peluang menangani Swansea setelah pemecatan Laudrup. Sepeninggalan Laudrup, The Swans kini untuk sementara ditangani Garry Monk, sebagai pelatih kepala, bersama Alan Curtis. Namun, tersiar kabar terbaru kalau Hoddle berpeluang jadi pelatih baru. Seorang wartawan olahraga, James Pearce, menyatakan mantan pelatih Timnas Inggris, Tot­ tenham Hotspur, Southampton, Wolverhampton Wande­ rers, Swindon Town, dan Chelsea itu akan kembali dari luar negeri untuk bertemu Jenkins. (MTVN/O1)

Satu Kaki Udinese Sudah di Final Meskipun unggul di leg pertama, Udinese tetap harus berjuang keras di kandang Fiorentina, pekan depan. Muharram Candra Lugina

L

AGA kandang benar-benar dimanfaatkan Udinese un­ tuk menaklukkan Fioren­ tina 2-1 pada leg I semifinal Coppa Italia. Luis Muriel menjadi pahlawan Zebrette berkat golnya de­ lapan menit sebelum laga usai. Kemenangan itu membuka pe­ luang Udinese maju ke final dan merebut trofi musim ini setelah tampil buruk di Seri A dan terlempar di peringkat 15 klasemen dengan 23 poin dari 22 laga atau terpaut enam poin dari zona degradasi. Meskipun kalah, La Viola masih memiliki peluang merebut tiket ke final karena tampil di depan publik sendiri di leg II, Selasa (11/2), dan hanya butuh kemenangan satu gol tanpa balas untuk ke laga puncak. Tuan rumah yang mendapat du­ kungan publik Stadion Friuli, Rabu (5/2) dini hari WIB, membuka keung­ gulan saat laga berjalan 36 menit. Dari serangan balik cepat, Silvan Widmer yang membawa bola dari daerah sendiri melepaskan umpan yang sukses dikonversi Antonio di Natale menjadi gol. Namun, keung­ gulan tuan ru­ mah hanya bertahan hingga satu menit men­ jelang jeda. Tendang­a n keras jarak jauh Juan Vargas meluncur deras tanpa bisa diantisi­ pasi kiper Udinese, Simone Scuffet. Setelah terjadi jual-beli serangan usai jeda, tuan rumah akhirnya me­ mastikan keme­

nangan pada menit ke-82. Tendangan Muriel, yang masuk menggantikan Nicola Lopez, sempat membentur tiang gawang sebelum masuk ke gawang Norberto Murara Neto. Kemenangan itu membuat Muriel yakin Udinese bisa mencapai final. Sebelumnya, mereka pernah meng­ ungguli La Viola di Coppa Italia dan terakhir kalinya mereka raih pada 1986. “Saya senang dengan gol ini, tetapi lebih senang lagi karena ini memberi kami kemenangan penting. Kami memiliki keunggulan dan ini pen­ ting untuk bisa mencapai final,” ujar pemain Kolombia itu. Kegembiraan juga terpancar dari arsitek Francesco Guidolin. “Mimpi kami berlanjut jika semuanya mung­ kin terjadi. Kami tahu ini akan sulit, tetapi kami masih terbuai mimpi itu. Saya tidak tahu apakah kami akan sampai ke sana, tetapi kami akan berusaha,” ujar dia. Piala FA Nasib buruk Fulham terus berlan­ jut. Tim yang kini menjadi penghuni terakhir klasemen Liga Primer itu tersingkir di babak kelima Piala FA oleh tim League One, Sheffield Unit­ ed, pada laga ulang babak keempat di kandang sendiri, Craven Cottage, Rabu (5/2) dini hari WIB. Laga antara kedua klub itu ber­ jalan membosankan dengan Shef­ field bertahan total sepanjang 120 menit sebelum mencetak gol saat laga akan berakhir. Pemain belakang Harry Maguire yang berada di tiang jauh menyundul bola sepak pojok ke depan gawang, lalu pemain pengganti Shaun Miller menanduk bola menembus gawang

Fulham yang dikawal David Stock­ dale. Fulham sebenarnya lebih ba­ nyak menguasai bola, tetapi serangan lebih efektif dilakukan lawannya. Di putaran kelima Piala FA, Sheffield Uni­t ed akan ber­ hadapan de­ngan pemenang laga antara Preston North End dan Nottingham Fo r e s t . H a s i l memalukan itu sudah cukup untuk memoleskan asam di luka yang sudah diderita Fulham. Kekalahan ini membuat posisi Rene Meulensten, yang menggantikan posisi Martin

Jol yang dipecat, kembali dipertanya­ kan. Namun, belakangan Meulensten mengaku dapat dukungan penuh para petinggi klub. (MTVN/O1)

lulu@lampungpost.co.id

Luis Muriel n AP/VALTER PARISOTTO, LAPRESSE

OFFSIDE Terry Takkan Balik ke Timnas

Begovic Betah di Stoke

Ferdinand Masih Penting bagi MU

JOHN Terry memantapkan diri untuk tidak balik lagi ke Timnas Inggris. Sebelumnya, muncul ber­ bagai seruan, salah satunya dari Gary Lineker, agar Terry kembali memperkuat The Three Lions setelah bek Chelsea itu tampil apik saat The Blues menang 1-0 atas Manchester City pada Se­ lasa (4/2). “Roy Hodgson pasti berharap masih bisa memanggil John Terry. Duetnya dengan Gary Cahill sangat luar biasa. Dia ada­ lah opsi yang baik untuk Inggris,” tulis Lineker di akun Twitter pribadinya. Terr y memutuskan pensiun dari timnas pada September 2012 setelah menuding Asosiasi Sepak Bola Inggris (FA) membuat posisinya di timnas tidak bisa diselamatkan karena menuntutnya dengan tuduhan rasisme. Terry tersingkir dari skuat Chelsea pada musim lalu, tapi kembali menjadi starter se­ iring kedatangan Jose Mourinho ke Stamford Bridge. Penampilan apik seperti yang di­ tunjukkan Terry di Etihad membuat banyak seruan agar bek berusia 33 tahun itu kembali dipanggil ke timnas. (MTVN/O1)

MESKI banyak spekulasi tentang masa depan­ nya, Asmir Begovic menegaskan berkomitmen penuh untuk Stoke City. Kiper The Potters itu telah sejak lama dikaitkan dengan kabar kepin­ dahan ke tim lain seperti Arsenal hingga duo Manchester, yang mana membuatnya senang. “Su ng g u h menyena ng k a n mendengarkan kabar bagus ketika nama-nama besar di sepak bola memuji Anda,” ujar Begovic. “Hal itu memberi Anda motivasi ekstra untuk melakukan hal lebih dan bekerja keras setiap hari.” Pria asal Bosnia itu memi­ lih bertahan di Britannia Stadium karena merasa be­ tah dan bertekad untuk terus tampil gemilang. “Saya selalu bahagia di Stoke. Saya sendiri tengah berkembang dan masih muda. Sampai ada sesuatu yang konkret, Anda tentu harus fokus pada pekerjaan Anda.” (O1)

RIO Ferdinand jarang diturunkan musim ini, tetapi arsitek Manchester United David Moyes menegaskan dia masih menjadi pemain pen­ ting. Bek berusia 35 tahun itu hanya tampil 13 kali pada musim ini dan dua kali sejak November setelah dia berjuang men­ gatasi cedera lutut dan persaingan ketat di posisinya. Kontrak Ferdinand di Old Trafford akan berakhir pada akhis musim ini. Namun, dengan kemungkinan ab­ sennya Jonny Evans dan Phil Jones akibat cedera yang mereka alami saat melawan dari Stoke pada akhir pekan lalu, Moyes kemungkinan akan menurunkan Ferdinand. “Rio telah kembali berlatih. Kami akan menurunkan Rio pada saat yang tepat,” ujar Moyes. “Dia memiliki ban­ yak saingan di lini belakang, tetapi dia adalah pemain senior yang penting di klub ini,” kata mantan arsitek Everton itu. Ferdinand berpeluang diturun­ kan dalam laga melawan Fulham pada akhir pekan ini. (MTVN/O1)

n REUTERS/EDDIE KEOGH

n AP/JON SUPER

n AP/JON SUPER


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.