Lampung Post Edisi 12 November 2012

Page 1

Terbit Sejak 1974 Sirkulasi: (0721) 788999 Layanan Umum: (0721) 783693 Iklan: (0721) 774111 SMS: 0815 4098 5000 Redaksi (0721) 773888 SMS: 0812 7200 999

www.lampost.co

I

I

SENIN, 12 NOVEMBER 2012 NO. 12612 TAHUN XXXVIII

DINAMIKA MASYARAKAT LAMPUNG

TERBIT 24 HALAMAN

I HARGA ECERAN : Rp3.000

BURAS

Mafia Merasuk ke Istana? “KETUA Mahkamah Konstitusi (MK) Mahfud M.D. menduga mafia telah merasuk ke lembaga-lembaga tinggi negara sampai Istana Presiden, sehingga grasi (pengampunan hukuman) dari Presiden bisa dikeluarkan buat terpidana mati kasus narkoba Meirika Pranola alias Ola!” ujar Umar. “Belum lama grasi Presiden itu H. Bambang Eka Wijaya keluar, Badan Narkotika Nasional (BNN) menangkap MK, kurir Ola menyeludupkan narkoba dari Kuala Lumpur ke Bandara Husein Sastranegara, Bandung!” “Menteri Muda Hukum dan Hak Asasi Manusia Denny Indrayana menyatakan di televisi, alasan pemberian grasi itu antara lain semakin sedikit negara yang masih memberlakukan hukuman mati!” timpal Amir. “Tapi pernyataan Denny itu dituding hanya sebagai dalih mengelak dari kesalahan fatal kementeriannya yang memberi rekomendasi grasi kepada Presiden! Karena, hukuman mati masih menjadi hukum formal di Indonesia. Kalau mau di ubah, harus berdasar keSistem sepakatan nasional dengan mengganti UU-nya, bukan pemerintahan dengan menyelipkan seyang baik lera pribadi seperti itu!” “Demikian pula dentak memberi gan pernyataan Menteri Sekretaris Negara Sudi peluang sedikit Silalahi yang menuduh pun pada Mahfud M.D. hanya mencari popularitas dengan usaha-usaha sinyalemennya mafia telah merasuk ke Istana itu, orang mencari cuma menunjukkan tidak popularitas sterilnya sistem administrasi pemerintahan!” lewat kelemahan tukas Umar. “Sistem pemerintahan yang baik tak pemerintahan! memberi peluang sedikit pun pada usaha-usaha orang mencari popularitas lewat kelemahan pemerintahan!” “Memelas sekali pemerintahan yang menteri-menterinya cuma pintar berkilah, silat lidah, kian kemari untuk menutupi kelemahannya begitu!” ujar Amir. “Padahal, sinyalemen Mahfud itu masalah serius yang amat buruk akibatnya pada kehidupan bernegara-bangsa! Bayangkan kalau lembaga-lembaga tinggi negara tanpa kecuali lembaga kepresidenan sudah dikuasai oleh jaringan mafia!” “Karena itu, para petinggi negara utamanya Presiden tak layak meremehkan sinyalemen itu, apalagi sekadar menudingnya ocehan mencari popularitas!” tegas Umar. “Sebuah tim pencari fakta untuk itu pantas dibentuk untuk membuktikan sinyalemen itu tidak benar! Sebaliknya, kalau ditemukan fakta yang mendukung kebenaran sinyalemen itu, semua elemennya di lembaga tinggi negara harus dibersihkan tuntas!” ***

Add on: facebook.com/buraslampost

Follow on: @buraslampost

REUTERS/PHIL NOBLE

PENENTU KEMENANGAN. Striker Manchester City Edin Dzeko (kanan) mencetak gol kemenangan timnya lewat tendangan kaki kiri yang melewati hadangan bek Totenham Hotspur Michael Dawson, pada lanjutan Liga Primer Inggris pekan ke-11, di Etihad Stadium, Manchester, Minggu (11-11) malam.

LIGA PRIMER

Pengeboman Ikan Marak PUNDUHPIDADA (Lampost): Sejak sebulan terakhir, aktivitas pengeboman ikan marak di perairan Teluk Lampung, terutama di sekitar Pulau Legundi hingga Teluk Kiluan. Minggu (11-11), misalnya, Lampung Post melihat para pengebom ini dengan santai memu ng ut i ba ng ka i i ka n sisa pengeboman di perairan Pantai Teluk Bera. Beberapa perahu nelayan yang melintas tak dihiraukan, bahkan kapal pengebom ikan berani mengusir nelayan y a n g mencoba mende k at dengan mengacungkan senjata tajam. Sejumlah peneliti maupun aktivis lingkungan yang sedang melakukan penelitian di Teluk Bera juga menyaksikan langsung aksi para pengebom ikan tersebut. “Ada banyak lumba-lumba ya ng juga i k ut mati karena bom,” ujar seorang peneliti lingkungan asal Jakarta. yang Menurut sejumlah nelayan, para pengebom ikan mulai beraksi dari Teluk Pedada, Pulau Legundi, Teluk Bera, hingga ke Teluk Kiluan. “Sudah sebulan ini banyak yang ngebom,” ujar seorang nelayan. Para pengebom biasa beraksi dari pagi hingga sore. Mereka bahkan menyiapkan kapal khusus untuk membawa ikan-ikan tersebut. “Sekali ngebom, paling sedikit 1 ton ikan bisa mereka dapat karena daya ledaknya tinggi. Bahkan, penduduk yang tinggal di sekitar Pulau Legundi,

LAMPUNG POST/MEZA SWASTIKA

KAPAL BOM IKAN. Salah satu kapal nelayan yang diduga hendak mengebom ikan saat berlayar di Teluk Bera, kemarin (11-11). Teluk Kiluan, bisa mendengar suara ledakannya. Terkadang membuat gelombang laut yang besar saat bom-bom ikan itu diledakkan,” ujar Amrul, nelayan asal Teluk Kiluan. A k si pengeboman i kan, menurut Amrul, sudah pasti menurunkan hasil tangkapan nelayan keci l. K arena tangkapan terus menurun, sejumlah nelayan akhirnya mencari ikan sampai ke arah Banten.

Modus Baru

Kepol isian A ir Polda Lampung mengidentifikasi pengeboman yang marak di wilayah perairan Lampung menggunakan modus baru, yaitu melakukan transaksi ikan di tengah laut. “Ini adalah modus baru. Saya sendiri belum menerima laporan kejadian yang pasti. Kami akan menyelidiki dan mempelajari modus tersebut. Langkah pertama tentunya dengan memperketat patroli di wilayah itu,” ujar DirekAda banyak ikan tur Polisi Air (Polair) Polda Lampung Kombes Edion, Minggu (11-11). Polai r juga akan juga ikut mati karena bom. mengambil sampel tangkapan nelayan untuk diteliti di laboratorium. Dia Ikan-ikan hasil pemenegaskan tidak ada tolengeboman it u biasanya ransi bagi pelaku pengebom d ijua l d i T PI Lempas i n g. ikan. “Itu harus dimusnahkan “Secara f isi k bentuk i kan dan diberantas habis. Itu target memang seper t i tangkap kami,” katanya. a n bi a s a , n a mu n t u l a n gKepala Dinas Kelautan dan tulangnya sudah hancur,” Peri kanan (DK P) Prov insi uja r R i ko Stefa nu s d a r i Lampung Zaini Nurman meYayasan Cikal. ngatakan akan berkoordinasi Riko menilai upaya pelesdengan aparat polair bersama tarian alam atau menggaet Pemkab Pesawaran dan Tangw i satawa n a k a n menjad i gamus untuk memberantas sia-sia jika pemerintah dan maraknya bom ikan. “Akan aparat tidak melakukan tinkam i pelajar i du lu,” kata dakan apa pun terhadap para Zaini. (SWA/HER/MG5/R-3) pengebom ikan ini.

LUMBA-LUMBA

City Sudahi Keterpurukan M A NCHESTER (Dtc/ Lampost): Manchester Cit y berhasi l me mena ng i duel sengit melawan Tottenham Hotspur dalam lanjutan Liga Primer Inggris, tadi malam (11-11). Sempat tertinggal lebih dahulu, The Citizens akhirnya keluar sebagai pemenang dengan skor 2-1. City tampil sangat dominan pada laga di Etihad Stadium, tadi malam. Statistik Soccernet mencatat mereka ungg u l peng uasaan bola hingga 62%. Mereka juga menciptakan 14 percobaan mencetak gol dengan lima di antaranya mengarah ke gawang. Sementara itu, Spurs membalas dengan tujuh tembakan dan cuma dua yang tepat sasaran. C it y lebi h d a hu lu ter tinggal di babak pertama. Lagi-lagi, mereka kebobolan

lewat bola mati. Kali ini, gawang Joe Hart dijebol Steven Caulker lewat sundulan pada menit ke-21. Memasuki babak kedua, City yang butuh gol tampil sangat ofensif. Usaha mereka menyamakan kedudukan baru membuahkan hasil saat laga berusia sekitar satu jam lewat Sergio Aguero. Tak puas dengan hasi l seri, City terus menggempur pertahanan Spurs. Mereka berbalik unggul 2-1 melalui pemain pengganti Edin Dzeko pada menit ke-87. Mendapat umpan matang dari Silva, dia melepaskan tendangan vol i kak i k iri yang gagal dicegah Friedel. Hasil ini membawa City naik ke posisi kedua klasemen sementara dengan 25 poin dari 11 pertandingan, terpaut dua poin dari Manchester United di puncak. Spurs sendiri berada di urutan keenam dengan 17 poin. (O-3)

OPINI

Potensi Minyak Bumi Lampung Berdasarkan analisis dan i nter pretasi data sei smik pada cekungan Banda r jaya , dapat d i ident if i k a s i de l apa n pros pek . Hasil perhitungan sumber d ay a h id r ok a rb on p ad a m a s i n g-m a s i n g pr os pe k menu nju k k a n su m ber daya minyak bumi sementara (original oil resources/ OOIP) 2.460.959,21 MSTB, sedang kan su m ber daya minyak yang dapat diambil (recoverable oil resources) sebesar 615.239,80 MSTB (1 MSTB = 1.000 barel/hari), dengan jenis minyak bumi t ipe kerogen I I — I I I d a n tingkat kematangan awal matang-matang (Ro antara 0,56%—1%).

LAMPUNG POST/DOK.

Suharno Guru besar Teknik Geofisika FT Unila

Pengertian Minyak bumi dan gas alam adalah campuran kompleks hidrokarbon dan senyawa organ i k lai n. Komponen hidrokarbon adalah komponen utama minyak bumi dan gas alam. Gas alam terdiri atas alkana orde rendah, seperti butane, etana, metana, propane, dan gas-gas lain seperti CO2, H2S, dan helium. BESAMBUNG KE HLM. 12


I

2

Agrobisnis

LAMPUNG POST

SENIN, 12 NOVEMBER 2012

Budi Daya Mahkota Dewa

AGAR pohon mahkota dewa tumbuh subur dan berbuah lebat , d i but u h k a n tek n i k budi daya yang tepat, mulai dari pengolahan tanah hi ngga perawatan. Sebab, tidak sedikit tanaman mahkota dewa yang tidak berbuah atau berbuah jarang karena banyak faktor. Pengolahan tanah harus menjad i pr ior it as. Ta na h lebih dulu digemburkan serta d i ber i pupu k d a s a r ya n g berupa pupuk kandang. Takaran pupuk kandang yang diberikan adalah 20 ton/ha. Sebagai tanaman keras, mahkota dewa membutuhkan membutuhkan lubang

tanam. Lubang tanam digali 30 x 30 x 30 cm. Tanah galian d itumpu k ter pisah antara tanah lapisan atas dan tanah lapisan bawah. Lubang ta na m d i bia rk a n terbu k a selama minimal seminggu agar terkena udara luar, sinar matahari, dan hujan. Salah satu aspek penting dalam budi daya mahkota dewa adalah penyiapan bibit. Bibit yang baik akan memberikan hasil yang baik pula selain didukung oleh faktor lain. Dalam budi daya mahkota dewa, ada dua jenis bibit yang dapat digunakan, yaitu bibit dari fase generatif (biji) dan bibit dari fase vegetatif

Polling “Hari Pahlawan”

(stek batang atau cangkok). Penanaman mahkota dewa tidak bergantung pada musim. Meskipun demikian, perawatan tanaman merupakan kegiatan yang harus dilakukan setiap petani, terlebih bila budi daya tersebut berorientasi pada hasil yang baik. Penyulaman dilakukan bila ada tanaman yang mati atau pertumbuhannya tidak normal untuk digantikan dengan tanaman yang baik. Pemupukan pun perlu mendapat perhatian. Pada prinsipnya, pupuk yang diberikan pada tanaman obat d ianju rkan berasal dari bahan alami atau pupuk organik seperti pupuk bokasi. Penggunaan pupuk kimia atau anorganik tidak dianjurkan karena menimbulkan residu kimia yang dapat muncul pada buah, karena buah mahkota dewa dimanfaatkan sebagai bahan obat. Tentu saja hal ini akan berpengaruh pada kesehatan pemakainya. (E-1)

KAYA MANFAAT Mahkota dewa yang tampak ranum berwana merah ini sepertinya terasa sungguh lezat karena mirip jambu bol. Namun, buah ini ternyata terasa pahit. Meskipun pahit, mahkota dewa yang diolah justru kaya khasiat karena mengandung antikanker dan kandungan bermanfaat lainnya.

LAMPUNG POST/DOK

Mahkota Dewa, Si Pahit Kaya Manfaat GERAKAN kembali ke alam (back to nature) dalam dunia kesehatan atau pengobatan alternatif belakangan ini kian gencar dan makin diminati masyarakat. Imbasnya, budi daya tanaman herbal atau tanaman obat pun mulai banyak diusahakan karena meningkatnya kebutuhan.

Sejak zaman nenek moyang dulu, obat diambil dari alam. Pada era saat ini pun, selain med i s, pengobata n a lternatif dengan menggunakan berbagai tumbuhan di alam kembali menjadi pilihan sebagian besar masyarakat. Ada banyak jenis tanaman obat atau herbal yang memil i k i efek meng h i la ng k a n penyakit atau penyembuhan, salah satunya adalah mahkota dewa (Phaleria papuana fructus). Tanaman perdu asal Papua yang dahulu hanya menjadi tanaman kerajaan kini telah menjadi bagian dari tanaman rakyat. Hasil penelitian memaparkan tanaman ini mengand-

ung antihistamin, flavonoid, saponon, polifenol, dan zat-zat lain yang mempunyai efek analgesik, antibakteri, dan menur un kan g u la darah. Tidak heran jika kini banyak dijumpai kemasan teh mahkota dewa di swalayan dan toko-toko obat. Karena khasiatnya, budi daya ma h kota dewa pu n mulai dikembangkan oleh peta n i maupu n herba l i s, seperti yang dikembangkan masyarakat di wilayah Lampung Tengah dan Metro. Ada yang skala kecil hanya ditanam di pekarangan rumah, ada juga yang dikembangkan untuk keperluan rumah obat (komersial).

Susanto, warga Sel i kur Metro, misalnya, mengembangkan mahkota dewa sejak enam tahun lalu di halaman rumahnya. Namun, ia tidak mengkhususkan budi daya ini untuk komersial. “Buat penggunaan sendiri saja, ada sekitar belasan batang di pekarangan rumah,” ujar dia. Buah mahkota dewa yang berwarna merah mirip jambu bol ini kerap menarik perhatian para tetangganya yang akhirnya ikut menanam di pekarangan juga. Ia memanfatkan buah mahkota dewa sebagai teh. “Tetapi, tidak bisa sembarangan mengonsumsinya, harus diiris dan dijemur dahulu hingga kering seperti teh. Sebab, bila tidak, ada zat yang justru beracun bagi tubuh,” kata dia. Manfaat daun dan buah mahkota dewa dewasa ini mak i n banyak d i rasakan orang. Walaupun rasanya sangat pahit, keampuhannya dalam mengobati berbagai penyakit tidak diragukan lagi.

Mahkota dewa sering digunakan sebagai bahan baku pembuatan jamu dan obatobatan tradisional lainnya. Mahkota dewa bisa dengan mudah ditemukan di pekarangan rumah atau di kebunkebun. Tanaman ini sangat menyukai areal tanah yang gembur dan subur dengan ketinggian sekitar 10—1.300 di atas permukaan laut (dpl). Asal muasal tanaman mahkota dewa belu m banyak diketahui orang. Ada sejumlah peneliti menyebutkan daerah asal tanaman ini dari Papua, makanya kata akhir di nama latinnya tercantum kata papuana yang bisa berarti dari Papua. Ti nggi nya antara 1 meter—2,5 meter dengan batangnya yang bulat memiliki kayu dan bergetah, serta permukaannya kasar. Ciri lainnya, memiliki daun yang tunggal dengan letak yang saling berhadapan, berbentuk jorong, dengan tangkai yang pendek. (SAG/R-4)


Bandar Lampung

SENIN, 12 NOVEMBER 2012

LAMPUNG POST

I3

NAPAS KOTA (2-Habis)

Dari Roti ini, Saya Yakin Bisa Berangkat ke Tanah Suci T U K A NG dekor r u mah ter nyata tidak dapat memenuhi kebutuhan hidup dengan beban kedua orang tua dan dua adiknya. Namu n, dengan ter pak sa harus dijalani, karena kehidupan di kampungnya membuat laki-laki berdarah asli Lampung itu tidak dapat berkembang. Kesempata n mu nc u l keti ka salah seorang teman yang mahir membuat roti bakar meminta dia bekerja sama dengan memberi kan mo dal. “Nekat aja, saya cu ma ada uang Rp700 ribu untuk modal patungan. Jadi, kawan itu modal keterampilan dan saya uang untuk beli roti dan beberapa perlengkapannya,” kata Hendra. Sambil tersenyum, pria dengan kepala yang selalu tertutup peci itu mengakui usaha awal tersebut tidak ber ta ha n la ma, ha nya tujuh bulan saja dan semuanya berakhir, karena rekan Hendra harus berganti haluan untuk mengisi periuk. Hendra hanya mendapat pemasukan Rp750 ribu selama tujuh bulan bermitra usaha. Besaran itu hanya lebih Rp50 ribu dari modal yang sudah dikeluarkannya. “Saya tidak putus asa. Saya kembali mencoba membuka secara mandiri dengan modal pas-pasan

itu,” kata dia. Di luar dugaan, untung yang dihasilkan dari usaha roti bakar tersebut dua ka li lipat dari modalnya. “Pada bulan pertama saya bi sa dapat Rp1,6 juta. Sangat luar biasa itu. Semu la saya mengira itu karena lokasinya yang strategis,” kata dia. Tidak lama berselang, Hendra tidak hanya melihat pembeli baru yang kebetulan berlalu lalang di Jalan Z.A. Pagaralam, tapi juga mel i hat beberapa pem bel i yang ter nyata sudah menjadi pelanggan tetapnya. “Alhamdulillah, sekarang saya bisa mempunya i kepercayaa n da n keyakinan kalau dari roti i ni saya bisa ke Tanah Suci. Isya Allah, saya sudah yakin itu. Keyakinan itu juga sudah saya tanamkan pada istri,” ujar Hendra. Luar biasa, potongan roti tersebut kini sudah menjadi potongan penting dalam keberhasilan hidupnya dan membuat Hendra dalam kemapanan. Tidak semua hal kegagalan menjadikan seseorang untuk berputus asa. Keuletan, ketabahan, dan kemauan untuk terus maju, serta kesadaran akan tanggung jawab menjadikan orang itu berhasil. (AGUS HERMANTO/K-2)

LAMPUNG POST/HENDRIVAN GUMAY

PEDAGANG ROTI BAKAR. Hendra, pedagang roti bakar di Jalan Z.A. Pagaralam, Bandar Lampung, membuat pesanan pembelinya, Minggu (11-11). Ia berusaha menjaga kualitas produk dan dapat menjual 60 potong roti bakar setiap hari.

Perampok Beraksi di Pasar Tempel RAJABASA (Lampost): Kawanan perampok kembali beraksi. Minggu (11-11) malam, sekitar pukul 19.00, tiga pelaku perampokan bersenjata melukai Pauzi (45), pedagang di Pasar Tempel Rajabasa. Satu dari tiga pelaku perampokan berhasil ditangkap dan dihakimi massa. Menurut saksi mata, Emi (23), awalnya dia mengira terjadi perkelahian antara korban dan pelaku perampokan. “Saya lihat langsung, saya kira orang ribut biasa. Waktu saya mau misahin, salah satu dari orang itu bilang mundur kamu sambil nodong pistol ke arah saya. Saya mundur, sambil teriak minta tolong,” ujar Emi saat ditemui Lampung Post di lokasi kejadian, semalam. Mendengar teriakan Emi, warga pun berdatangan dan

menolong korban yang sempat terkena sabetan benda tajam pelaku dan mengalami luka di tangan kanan dan kiri. Pauzi dibawa ke Kedaton Medical Center untuk mendapat pengobatan. Sela i n melu k a i pem i l i k toko, pelaku juga melukai Agung, seorang warga yang ber usaha mengejar pelaku. Ag u ng d i lar i kan ke RSU D Abdul Moeloek. Namun, satu da r i t i ga pela k u berhasi l ditangkap warga dan dihakimi hingga kritis, kemudian

dibawa petugas kepolisian ke RS Bhayangkara. Pet ugas Pol sek Kedaton yang tidak mau disebutkan na ma nya mem bena rk a n terjadi aksi perampokan di Pasar Tempel Rajabasa oleh t iga pelaku. “Korban mau pulang dari warungnya, lalu ditodong tiga orang. Korban mengalami luka-luka juga satu warga yang menolong korban bernama Agung luka di bawah ketiak,” katanya.

Identi kasi Pelaku Sementara itu, kepolisian sudah mengidenti kasi enam dari delapan pelaku perampokan bersenjata di Kantor Pegadaian, Jalan Imam Bonjol, Tanju ngkarang Barat, Sabtu (10-11). Pengidenti f i kasian bar u sebatas ciri sik pelaku yang

didapat dari keterangan tiga pegawai Pegadaian. “Kami terus memperdalam penyelid i kan dan pengembangan kasus ini. Untuk sementara, kami sudah mengetahui bentuk fisik pelaku,” kata Kapolsek Tanjungkarang Barat (TKB) Kompol Jumadi Sembiring, Minggu (11-11). Selain sik pelaku, polisi juga mengidenti kasi empat kendaraan roda dua yang digunakan dalam aksi tersebut. Untuk penyelidikan lebih lanjut, telah di bentuk tim khusus gabungan dari anggota polsek, pol resta, dan Polda Lampung. “Pada kasus ini kami dibantu polda dan pol resta u ntuk melakukan pengejaran pelaku perampokan, dan sudah dibentuk tim gabungan,” ujar dia. (CR-1/HER/K-1)

KASUS TANAH

Warga Minta Pemerintah Bertindak TANJUNGBINTANG (Lampost): Warga Desa Sabahbalau, Kecamatan Tanjungbintang, meminta Pemkab Lampung Selatan dan Pemkot Bandar Lampung segara mengambil tindakan dalam penyelesai an kasus pencaplokan tanah milik mereka. Koordinator warga Desa Sa bahbalau, Mathori A b du r r a h m a n , M i n g g u (11-11), mengatakan kasus pencaplok an ta na h oleh oknum yang tak bertangg u ng jawab dar i ta ngan mereka ke Pemkot Bandar Lampung berpotensi menimbulkan kon ik. “ Sen g ket a t a n a h at au pencaplokan tanah yang dialihkan ke Kota Bandar Lampung i n i ber potensi konf lik. Untuk itu, kami meminta kepada Pemkab Lamsel dan Pemkot segera menyelesaikan kasus ini,” kata dia kemarin. Diakui Mathori, perwakilan warga Sabahbalau beberapa ha ri lalu berencana menemui Wa li Kota Bandar Lampung dan Bupati Lampung Selatan, tapi kedua ke pala daerah itu belum bisa ditemui. “Kami sudah ber usaha me nemui Wali Kota Herman H.N. Namun, tidak bi sa ditemui karena sedang dinas luar. Sementa ra Bupati juga belum bisa ditemui,” ujar Mathori. Di a ju ga menje l a s k a n wa rga a k a n tetap mempertahankan tanah yang menjadi hak mereka sesuai surat keterangan tanah. Secara sik, kata dia, warga yang mempunyai tanah di lokasi ini sudah memasang patok d a n s ud a h mu l a i mendirikan bangunan. “Karena tanah di sini sudah ada yang dibeli tangan kedua dan ketiga. Jika tidak segera diselesaikan, akan terjadi kon f li k atau pertumpahan darah. Apalagi, saat ini kondi sinya sudah memanas,” kata dia. Sementara itu, Peling (43), warga yang memiliki tanah di lokasi sengketa, mengatakan akan mempertahankan hak milik mereka hingga tetes darah terakhir. (CR-1/K-2)


4

I

Bandar Lampung

LAMPUNG POST

SENIN, 12 NOVEMBER 2012

Pemprov Siap Coret Pejabat Mantan Napi TELUKBETUNG UTARA (Lampost): Pegawai negeri sipil (PNS) yang pernah menjadi narapidana tidak akan mendapat kesempatan menduduki jabatan struktural di Provinsi Lampung. Hal itu selaras dengan menciptakan pemerintahan yang bersih dan efektif. Sekretaris Provinsi (Sek prov) La mpu ng Berl ia n T i hang mengata k a n pihaknya akan turut menertibkan PNS yang melanggar perundang-undangan yang berlaku. Pemprov Lampung menyet uju i selu r u h PNS bersih dari tindak pelanggaran hukum. Apalagi, telah d iterbit kan surat edaran yang berisi larangan mengangkat mantan terpidana menjadi pejabat pemerintah daerah. “Aturan itu tentu baik. Kan intinya agar pejabat negara bersih dan melaksanakan kerja sebaik mungkin. Kami siap mendorong ke a ra h sa na,” k ata Berl ia n u sa i rapat persiapan Dekalarasi Damai Lampung Selatan di Balai Keratun, Jumat (9-11). Berlian juga mengimbau

pemerintah daerah kabupaten/kota ikut melaksanakan surat edaran Mendagri tanggal 29 Oktober 2012. Meskipun, diakui Berlian, h i n g ga Ju mat (9 -11), d i a belum mengetahui secara pasti isi surat edaran tersebut. Sehingga, dia belum dapat mengungkapkan kondisi di Pemerintah Provinsi Lampung. Meskipun demikian, jika terdapat pejabat yang pernah dipidana, diharapkan untuk memiliki kesadaran mengundurkan diri. Mengkaji S e me nt a r a i t u , S e k r e taris Badan Kepegawai an D ae r a h ( BK D) L a m p u n g Hazairin Usman mengatakan pi hak nya akan men g k aji d a hu lu s u rat

edaran Mendagri tersebut. Pihaknya akan berkoordinasi dengan bi ro hu ku m dan instansi terkait. “Jadi, k a m i m e nu n g g u k a j i a n dan menunggu ketetapan pemerintah daerah,” kata dia, Minggu (11-10). Seperti diketahui, Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Ga mawa n Fau z i tel a h menerbitkan surat edaran yang berisi larangan mengangkat mantan terpidana menjadi pejabat di pemerintah daerah. Dia menam ba h kan Ke mendag r i juga tenga h mengkaji untuk merevisi Peraturan Pemerintah (PP) No.53/2010 tentang Disiplin Kepegawa ia n. “ Ya, k a m i akan mengkaji nya,” kata dia. Sementara Menteri Pemberdayaan Aparatur Negara dan Refor masi Bi rok rasi Azwar Abubakar juga menyatakan siap untuk mengkaji rev isi PP No.53/2010 tersebut, yaitu dengan mempertegas sanksi disiplin PNS. “Kami akan atur untuk itu, tapi belum kami bicarakan,” kata dia. (VER/K-2)

LAMPUNG POST/HENDRIVAN GUMAY

DAMPAK PEMBANGUNAN ‘FLYOVER’. Seorang pengendara sepeda melintas di antara toko pakaian dan pembatas seng pembangunan flyover di Jalan Ryacudu, Sukarame, Bandar Lampung, Minggu (11-11). Sejak ada pengerjaan pembangunan jalan layang itu, para pedagang mengaku sepi pembeli dan beberapa pedagang yang menutup usahanya untuk pindah ke tempat lain.

PSIKOTROPIKA

TKI

Menyamar Jadi Buruh, Kurir Sabu Ditangkap

PT MMRM Mengeluhkan Sulitnya Klaim Asuransi

TANJUNGKARANG BARAT (Lampost): Menyamar menjadi buruh, Tedi (26), warga Jalan Imam Bonjol, Keluraha n G edu n ga i r, Ta nju n gkarang Barat (TKB), dibekuk jajaran Satuan Narkoba Polresta Bandar Lampung, Jumat (9-11). Tersangka ditangkap di rumahnya dengan barang bukti 150 butir ekstasi dan 10 gram sabu-sabu yang ditemukan di bawah busa lapisan kursi dalam rumahnya. Saat ini, tersangka sedang menjalani pemeriksaan di Mapolresta Bandar Lampung. “Kami sudah berhasil menangkap satu orang yang kam i duga k u r i r narkoba untuk kelas menengah ke bawah, karena stok barang yang ada di tangan tersangka dalam

KEMILING (Lampost): PT Mitra Muda Reksa Mandiri (PT MMR M) memper tanyakan asuransi tenaga kerja indonesia (TKI), karena sampai saat ini klaim yang dilakukan TKI dipersulit. Selain itu, bagi TKI yang sakit susah mendapatkan bantuan. Hal itu dikatakan owner PT MMR M Kasm ir Tri Putra, Minggu (11-11). Dia menjelaskan sejak perusahaan penyaluran tenaga kerja miliknya berdiri, tidak pernah mendapatkan bantuan dari asuransi TKI. “Selama kami mendirikan perusahaan ini (PT MMRM), sampai sekarang klaim yang d i l a k u k a n T K I d iper su l it dan bagi TKI yang sakit tidak mendapatkan bantuan sama sekali,” kata dia. Dia juga menjelaskan pi h a k ny a s i f at ny a h a ny a

jumlah besar,” kata Kasat Narkoba Polresta Bandar Lampung Kompol Sunaryoto. Ted i mer upa k a n sa la h satu dari sederet nama yang masu k da f tar pencar ian orang (DPO) Satnarkoba Polresta Bandar Lampung. Dari keterangan beberapa pelaku dan kurir lain, yang sudah ditangkap sebelumnya, menyebutkan nama TF sebagai pemasok barang haram di seputaran Tanjungkarang Barat. “Ini termasuk kelas menengah. Seperti diketahui, ka m i temu ka n 150 but i r ekstasi dan 10 gram sabusabu. Dari pengakuan awal, selain dipakai sendiri, barang itu juga dijual. Barang akan habis terjual hanya da la m wa k t u t i ga ha r i ,” kata dia. (HER/K-2)

mem bant u para T K I yang sakit atau meninggal, sedangk a n P T M M R M t ida k bi sa mengurus langsung asuransi itu. “Kami sudah mengajukan asuransi bagi para TKI yang sakit, bahkan yang meninggal. Namun, sampai sekarang tidak satu pun klaim TKI dari PT MMRM yang kami kelola mendapatkan asuransi TKI itu,” kata dia. Kasmir mengakui selama ini pihaknya hanya memberikan bantuan berupa tali kasih, khususnya kepada TKI yang meninggal dunia. “Seharusnya Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia (BNP2TKI) bisa mendesak asuransi agar para TKI yang sakit atau meninggal dunia mendapatkan asuransi yang menjadi haknya,” ujar dia. (CR-1/K-2)

DUGAAN PENGGELAPAN

Pelapor Anggap Aparat Tidak Serius TELUKBETUNG (Lampost): Per nyataan kepol i sian, yang belum dapat memulai penyel id i kan perkara dugaan penggelapan dana pemasangan listrik sebesar R p 4 m i l i a r den g a n a l a s an pelapor dan saksi tidak menghadiri panggilan, disesalkan pelapor.

Sebab, Dewansyah, warga K a mpu ng Ta nju ngda lom, Keca mata n Bu m iag u ng , Way Kanan, sebagai pelapor, merasa t idak pernah menerima panggilan dari pihak kepolisian. “Sejak saya melapor pada 13 Septem ber 2012, hingga saat ini belum ada panggilan, tetapi kenapa

polisi bisa ngomong kalau sudah melayangkan panggilan,” kata Dewansyah, saat dihubungi melalui ponselnya, kemarin. D e w a n s y a h d a n Fa d r i melaporan adanya du gaan penggelapan dana pe masangan listrik di empat dusu n dengan tota l dana

masyarakat yang terkumpul mencapai Rp4 mi l iar. Se banyak 300 kepala keluarga (KK) yang berada di empat dusun itu dimintai Rp3 juta/ KK agar dapat menikmati listrik. Laporannya tertuang dalam LP/468/IX/2012/ SPKT tanggal 13 September 2012. (HER/K-2)

PENGGELAPAN

Anggota Dewan Kota Bantah Terlibat Kasus SUKARAME (Lampost): Anggota DPRD Kota Bandar Lampung Romi Husin membantah terlibat dalam kasus penggelapan uang senilai Rp60 juta milik Budi Setiawan, seorang karyawan swasta. Bahkan, kata Romi, Dar yang divonis terlibat dalam kasus tersebut sudah selesai menjalani proses hukuman selama 8 bulan penjara. “Kasus ini sudah selesai dari dulu, tapi kenapa saya masih saja dibawa-bawa. Bahkan, terdakwanya pun sudah selesai menjalani hukuman selama 8 bulan. Pelapor juga sudah mencabut l ap or a n ny a ,” k at a R om i Husin, Minggu (11-11). Menurut Romi, dia merasa dirugikan dengan adanya k asus peng gelapa n ya ng kini berubah ke ranah politik. Dia mengaku mengaku tuduhan itu berpengaruh besar bagi perkembangan anak-anaknya.

Menurutnya, kasus penggelapan uang itu telah selesai. Baik korban, Budi Setiawan, maupun tersangka Dar kini telah berdamai. “Uang yang digunakan terdakwa sudah dikembalikan semua kepada korban,” kata dia. Romi mengatakan keterbukaannya kepada publik mengenai hal ini didasarkan pada hak jawab yang dimilikinya, meskipun pada dasarnya dia percaya aparat penegak hukum tidak akan melanjutkan penyelidikan tuduhan keterlibatannya karena tidak memenuhi unsur peradilan. “ K a laupu n sampa i ada pemer i k saa n la njuta n, saya akan tunjukkan bukti perdamaian kedua pihak ser ta berkas pencabutan kasus itu. Namun, jika tetap di laksanakan, saya akan mengadu ke lembaga lebih tinggi, misalnya Komisi Yudisial,” kata politisi Partai Golkar itu. (VER/K-2)


Umum

SENIN, 12 NOVEMBER 2012

LAMPUNG POST

I5

Bencana di Mana-mana JAKARTA (Lampost): Sejumlah bencana alam yang menimbulkan korban jiwa melanda wilayah Indonesia dalam sepekan ini. Banjir bandang yang menerjang permukiman warga di Desa Batanguru Timur, Kecamatan Sumarorong, Kabupaten Mamasa, Sulawesi Barat, pada Kamis (8-11), pukul 16.30 WITA, menewaskan sedikitnya 15 orang dan 2 orang hilang. Tim SAR gabungan terus mencari korban akibat meluapnya Sungai Kalangai dan Sungai Uru yang tiba-tiba meluap itu. “Dua orang masih dicari oleh tim SAR gabungan dengan menyusuri sungai hingga 7 km di hilir. Pencarian akan dilakukan hingga 14 November mendatang,” kata Kepala Pusat Data, Informasi, dan Humas Badan Nasional Penanggulangan Bencana Sutopo Purwo Nugroho, Minggu (11-11). Menurut Sutopo, Desa Batangguru Timur, Kecamatan

Sumarorong, Kabupaten Mamasa, memang merupakan daerah rawan banjir. “Sebelumnya pernah terjadi banjir bandang dua kali, namun tidak ada korban,” kata Sutopo. Sementara itu, sekitar 2.000 keluarga di Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat, terisolasi akibat ruas jalan kabupaten menuju tiga nagari (desa adat) di Kecamatan IV Jurai tertimbun longsor. Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Pesisir Selatan Doni Gusrizal di Painan, Sabtu, mengatakan longsor itu terjadi sejak Sabtu (10-11) dini hari. Meskipun tidak menimbulkan korban jiwa, longsor menyebabkan tiga nagari, yakni Tambang, Koto Rawang, dan Salidoketek, terisolasi.

Di Bengkulu, sedikitnya 400 rumah warga di tiga kelurahan, yakni Surabaya, Tanjungagung, dan Tanjungjaya, Kecamatan Sungai Serut, Kota Bengkulu, Provinsi Bengkulu, terendam banjir kurang lebih setinggi 1 meter. Banjir itu akibat meluapnya Sungai Air Bengkulu, kemarin. Dari Bojonegoro dilaporkan terjangan puting beliung kembali melanda dua kecamatan di wilayah Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur. Akibatnya, 9 rumah roboh dan 83 unit rumah mengalami kerusakan. Tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini, sedangkan kerugian materi juga masih dalam pendataan. Berdasarkan informasi yang dihimpun, terjangan puting beliung itu terjadi sekitar pukul 17.00 WIB Sabtu petang. Gunung Lokon Meletus Sementara it u, Gu nu ng Lokon di Sulawesi Utara pada

Minggu (11-11) siang meletus. Letusan menimbulkan kolom abu setinggi 600 meter dari Kawah Tompaluan. “Abu tertiup ke arah utara,” ujar Kepala Kepala Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) Surono. Dalam keterangan tertulisnya, Surono mengatakan tidak ada korban jiwa akibat letusan yang terjadi pada pukul 13.43 WITA ini. Surono mengatakan Gunung Lokon telah menyandang status Siaga sejak 24 Juli 2012. Sejak itu, aktivitas Gunung Lokon, menurutnya, selalu menunjukkan kewaspadaan yang bisa berpotensi meletus sewaktu-waktu. Gunung Lokon teakhir meletus pada 5 Oktober 2012. Gunung Lokon meletus sebanyak tiga kali secara beruntun. Status gunung ini pun tidak diturunkan dari Siaga sejak letusan itu hingga saat ini. (U-2)

ANTARA/YUDHI DJUHARA

LOKON KEMBALI MELETUS. Gunung Lokon mengeluarkan debu vulkanik ketika difoto dari pos pemantauan Gunung Lokon, Tomohon, Sulawesi Utara, Minggu (11-11). Letusan tersebut terjadi pada pukul 13.43 WITA dengan ketinggian letusan sekitar 600 meter.

PEMILU 2014

NasDem Lolos Verifikasi BANDAR LAMPUNG (Lampost): DPW Partai NasDem Lampung dinyatakan lolos verifikasi faktual yang dilakukan KPU Lampung. Sekretariat dan struktur kepengurusan dinyatakan lengkap sehingga lolos menjadi partai politik peserta Pemilu 2014. Lolosnya Partai NasDem dalam verifikasi faktual tersebut tertuang dalam Surat KPU Lampung No.131/ BA/XI/2012 yang ditandatangani Ketua KPU Lampung Nanang Trenggono dan empat komisioner masing-masing Edwin Hanibal, Solihin, Handi Mulyaningsih, dan Firman Seponada tertanggal 9 November 2012. Ketua DPW NasDem Lampung Zamzani Yasin, Minggu (11-11), mengatakan dalam surat KPU yang diterimanya menyebutkan seluruh persyaratan yang ditentukan KPU semuanya sudah dipenuhi oleh NasDem. Sehingga, untuk Partai NasDem tingkat provinsi dinyatakan lengkap dan lolos dalam verifikasi faktual. “Surat dari KPU Lampung itu menyatakan DPW Partai NasDem Lampung dinyatakan lengkap dan lolos verifikasi faktual,” kata dia. (CR-2/U-2)


I

6

Pariwara

LAMPUNG POST

Pengelolaan Hutan Lestari Berbasis Masyarakat di Batutegi BANDAR LAMPUNG—Dinas Kehutanan Provinsi Lampung melalui Unit Pelaksana Teknis Daerah Kesatuan Pengelolaan Hutan Lindung (UPTD KPHL) Batutegi menyelenggarakan seminar bertema Peningkatan peran para pihak dalam mencapai pengelolaan hutan lestari berbasis masyarakat, Selasa (6-11), di Hotel Arinas, Bandar Lampung. Sem i nar i n i mel i bat kan Bappeda, Dinas Kehutanan, Dinas Perkebunan, dan Badan Pengelolaan Lingkungan Hidup (BPLH) kabupaten yang wilayah administrasinya berada pada wilayah kelola KPH Batutegi, yakni Lampung Barat, Lampung Tengah, Tanggamus, dan Pringsewu, serta lingkup Provinsi Lampung, Unila, LSM, serta pihak swasta. Pada acara tersebut, disampaikan lima topik seminar oleh lima institusi pemerintah dan LSM. Areal kelola KPH Batutegi seluas 58.174 hektare sebagian mer upakan daerah ta ng k apa n a i r ( DTA) d a r i DAS Sekampung. Pada 1999, ditetapkan sebagai DAS superprioritas I untuk ditangani (Su rat Keput u sa n Menter i Kehutanan dan Perkebunan No.284/1999). Tetapi, sampai saat ini kondisinya rusak akibat alih fungsi lahan menjadi lahan pertanian. Hutan Kemasyarakatan Kepala Dinas Kehutanan Provinsi Warsito menyampaikan tentang program hutan kemasyarakatan (HKm) sebagai legalitas bagi petani yang sudah terlanjur menggarap dan kehidupannya sangat bergantung dari kawasan hutan. Program ini dapat menjadi landasan bagi semua pihak untuk melakukan pembinaan terhadap gabungan kelompok tani yang telah mengikutinya. Sed a n g k a n Ba m ba n g G. Sumady, selaku pelaksana harian (plh.) kepala Dinas Perkebu nan Prov i nsi Lampu ng, menyatakan jika petani anggota HKm membudidayakan komoditas dengan cara yang ba i k d a n memperhat i k a n fungsi hutan, nilai jual komoditasnya bisa ditingkatkan melalui sertiďŹ kasi produk. Bappeda Provinsi Lampung,

DOKUMENTASI DINAS KEHUTANAN PROVINSI LAMPUNG

PENGELOLAAN HUTAN LESTARI. (Dari kiri ke kanan) Moderator Anshori Djausal, Kepala Dinas Kehutanan Provinsi Warsito, Plh. Kepala Dinas Perkebunan Provinsi Lampung Bambang G. Sumady, dan Dwi Prasetyo yang mewakili Bappeda Provinsi Lampung menjadi pemateri pada Seminar Pengelolaan Hutan Lestari.

yang diwakili Dwi Prasetyo, menyampaikan materi yang mendorong terjadinya sinergitas program antarinstansi. Hal itu untuk menjamin terciptanya integrasi dan sinkronisasi antardaerah, antarru-

pengelolaan hutan lestari. Materi seminar diakhiri dengan penyampaian Tri Agung Rooswiadji dari WWF Indonesia tentang pengalaman penerapan jasa ekosistem dan imbal jasa lingkungan di beberapa

DOKUMENTASI DINAS KEHUTANAN PROVINSI LAMPUNG

TERIMA BANTUAN. Staf Ahli Bidang Pembangunan Provinsi Lampung Elya Muchtar menerima mobil operasional dari Kementerian Kehutanan, yang dalam hal ini diwakili Ismugiono. Serah-terima dilakukan pada seminar bertema Peningkatan peran para pihak dalam mencapai pengelolaan hutan lestari berbasis masyarakat .

ang, antarwaktu, antarfungsi pemerintah, maupun antara pusat dan daerah. Pada sesi kedua, Agus Setiawan, dari Universitas Lampung, memaparkan tentang pentingnya pengelolaan hutan di tingkat tapak berupa KPH sebagai upaya mencapai

wilayah. Materi tersebut menginspirasi; jika para pihak menyadari pentingnya menjaga k e le s t a r i a n s u m b er d ay a alam, t idak su l it menjal i n kerja sama multipihak. Hal itu bermuara pada kesadaran memberikan imbal jasa ling-

kungan atas manfaat yang sudah dinikmati. Seminar ditutup dengan disepakatinya beberapa hal oleh peserta yang hadir pada kesempatan itu, antara lain kondisi DAS Sekampung yang saat ini merupakan bagian dari wilayah kelola KPH Batutegi perlu mendapat perhat ian ser iu s sebaga i penya ng ga kehidupan di wilayah hilir. Kemudian, kegiatan pengelolaan hutan yang dilaksanakan K PH Batutegi memerlu kan dukungan dari para pihak agar mewujudkan pengelolaan hutan lestari berbasis masyarakat dapat tercapai. Oleh sebab itu, peserta sepakat segera menyusun rencana program sinergi yang terkoordinasi sesuai peran masingmasing. Targetnya, peningkatan kesejahteraan masyarakat dengan memperhatikan perbaikan kondisi kawasan hutan dalam DAS Sekampung. Langkah kecil yang telah dilakukan oleh KPH Batutegi ini diharapkan menjadi titik awal bagi langkah-langkah besar selanjutnya yang dilakukan oleh para pihak, sehingga kesepakatan yang dicapai pada seminar tersebut tidak hanya kesepakatan tanpa makna, tetapi kesepakatan yang implementatif sesuai peran masingmasing. (MG1/S-2)

SENIN, 12 NOVEMBER 2012


LAMPUNG POST

SENIN, 12 NOVEMBER 2012

CV. JAYA MAKMUR

Weldi

Sales Consultant PT Indonesia Milenium Perdana

082377763931

CV. MITRA INDOTECH

I7


I8 SENIN, 12 NOVEMBER 2012

www.lampost.co

Terbit Sejak 1974 Sirkulasi: (0721) 788999 Layanan Umum: (0721) 783693 Iklan: (0721) 774111 SMS: 0815 4098 5000 Redaksi (0721) 773888 SMS: 0812 7200 999

SIAPA MENGAPA Syarat Ratu Inggris SETELAH menikah pada 29 April 2011 lalu, Pangeran William dan Kate Middleton belum juga dikaruniai anak. Kate pun mendapatkan tekanan untuk segera hamil. Saat ini kondisi kesehata n R at u E l i zabet h seda ng sa k it AP dan semakin menua. Menurut sumber yang dilansir majalah Globe, pekan lalu, ia bersedia memberikan tahtanya kepada William jika Kate bisa segera memiliki anak. Di sisi lain, Kate juga berharap berita kehamilannya akan memberikan publikasi yang baik. Setelah foto-foto toplessnya beredar, Kate sangat khawatir dengan image-nya di publik. “Dia khawatir foto topless itu akan berakibat pada pandangan publik terhadapnya,” ucap sumber. “Dia sangat bangga dengan statusnya sebagai fashionista yang membumi, dan dia ingin terus seperti itu,” tambahnya. (DTC/R-4)

WAT-WAT GAWOH Vampir Cari Donor Darah

VAMPIR adalah makhluk pengisap darah, begitu mitosnya. Tatapi, seorang pria asal Srattle, Amerika Serikat (AS), yang mengaku dirinya sebagai vampir, justru mencari bantuan donor darah. Ia pun memasang iklan di internet. Pria yang tidak diketahui namanya itu mengatakan ia tidak ingin menyakiti orang lain dengan mengambil darah sedikit demi sedikit. Ia menggambarkan dirinya berusia 21 tahun, mata abu-abu, berambut pirang. Begini iklannya seperti dikutip Orange, DP. RAHARJO Jumat (9-11): “Kepada yang membaca ini. Maaf saya tidak bisa mencantumkan nama karena beberapa alasan. Tetapi, perlu kalian ketahui bahwa saya adalah vampir.” “Saya membutuhkan donor darah untuk kepentingan pribadi. Saya menerima donor darah dari laki-laki dan perempuan. Tetapi, saya lebih memilih donor dari lakilaki mengingat gender saya juga laki-laki,” kata dia. Vampir itu lebih memilih darah yang bertipe AB negatif atau O. Menurutnya, kedua tipe darah sudah biasa dia konsumsi. Vampir itu menjelaskan dirinya menerima cara donor darah yang umumnya dilakukan oleh petugas medis bila para pendonornya enggan untuk digigit. Induh kidah... (P)

PENGHARGAAN

Gubernur Lampung Tetapkan Enam Pahlawan Daerah

KOTABUMI (Lampost): Gubernur Lampung Sjachroedin Z.P. menetapkan enam pejuang Lampung sebagai pahlawan daerah. Mereka adalah Zainal Abidin Pagar Alam, R.M. Mangundiprojo, Nawawi Tuan Raja, H. Kamarudin, Mayor Inf. Syohmin, dan Kombes A. Samad. Pemberian penghargaan dilakukan dalam upacara peringatan Hari Pahlawan di Stadion Sukung, Kotabumi, Lampung Utara, Sabtu (10-11). Upacara dihadiri Bupati Lampura Zainal Abidin, Danrem 043/Gatam Kolonel Amalsyah Tarmizi, para pejabat kepolisian, dan jajaran Pemkab Lampura. Pemberian gelar pahlawan daerah itu berdasarkan hasil verifikasi tim pengkaji gelar daerah Provinsi Lampung ser ta berdasarkan rekomendasi Dewan Gelar, Tanda Jasa, dan Tanda Kehormatan Daerah Provinsi Lampung. Rekomendasi tersebut diusulkan kepada Gubernur Lampung dalam su-

rat No.01/DGD/LPGX/2012 tanggal 31 Oktober 2012. Berdasarkan rekomendasi tersebut, Gubernur Lampung mengeluarkan surat keputusan No.G/680/III.04/ HK 2012 tentang Penghargaan kepada Tokoh Pejuang Daerah sebagai Pahlawan Daerah lampung. Usai upacara, Gubernur mengajak seluruh aparatur pemerintahan, mulai dari kepala desa hingga bupati/wali kota dan segenap masyarakat, untuk menciptakan situasi yang aman dan kondusi f me ny usu l b a ny a k ny a k e r u s u h a n massa akhir-akhir ini. “Semua pihak mesti menjalankan peran masing-masing. Jangan bisa omong saja, tapi tidak banyak berbuat,” ujar Sjachroedin dengan nada penuh penekanan. Gubernur meyakini di setiap aksi atau kerusuhan past i ada provokator d i dalammya yang terlibat, ter masu k ker usu han d i Lampung Tengah pekan lalu. (HAR/YUD/R-4)

TERDUGA TERORIS Kapoltabes Makassar Kombes Wisnu Sanjaya menunjukkan foto Awaluddin (25), pelaku pelemparan bom terhadap Gubernur Sulawesi Selatan Syahrul Yasin Limpo, Minggu (1111). Pelaku melempar bom rakitan ketika Yasin Limpo sedang di atas panggung pada HUT Partai Golkar. ANTARA/SAHRUL MANDA TIKUPADANG

Gubernur Sulsel Dilempari Bom MAKASSAR (Lampost): Jaringan teroris Poso mulai menyasar pejabat teras di Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan. Kali ini yang menjadi target ialah Gubernur Syharul Yasin Limpo. Ia d i lempa r i bom s aat memberi kata sambutan di acara jalan santai memperi ngat i u lang tahu n ke - 48 Partai Golkar. “Sekitar pukul 06.00 WITA Gubernur berada di panggung di depan Monumen Mandala Pembebasan Irian Barat di Jalan Jenderal Sudirman, Makassar. Saat peserta jalan santai mulai bergerak, tiba-tiba ada yang melempar sebuah bom ke atas panggung,” ujar Kabid Humas Polda Sulselbar AKBP Endi Sutendi, saat memberi ketera nga n d i Ma k assa r, Minggu (11-11). Menurut Endi, bom berdaya ledak high explosive itu tidak sempat meledak, hanya mengeluarkan asap. Akibat kejadian itu, polisi menangkap pelempar bom, Awaluddin (25), warga Jalan Sultan Alauddin No.259, Makassar. S aat p e lempa ra n b om , pria asal dari Kabupaten Mambi, Sulawesi Barat, itu mengaku ditemani tiga rekannya, tetapi seorang di

antaranya ia tidak kenal. “Tiga rekannya masih dalam pengejaran, karena setelah pelemparn bom tiga orang itu langsung melarikan diri,” ujar Endi. D u a r e k a n Aw a lu d d i n ya ng berhasi l d ita ng k ap

Bom berdaya ledak high explosive itu tidak sempat meledak, hanya mengeluarkan asap.” AKBP Endi Sutendi Kabid Humas Polda Sulselbar polisi ialah Lukman Rahim ya ng bera l a mat d i Ja l a n Tambasa 3 Perdos, Blok AB 15, Tamalanrea Jaya, Kecamatan Tamalanrea, Makassar, dan Kristin Markustius a l ias Su r ya bera lamat d i Jalan Mahoni 123, RT 9/RW

5, Kassi-kassi. A lamat itu berdasarkan STNK yang dipegang Awaluddin. “ Mer e k a s e mu a d a l a m pencarian. Awaluddin mengaku hanya bertugas melempar bom ya ng d i buat pada sebuah pipa paralon berdiameter 7 cm—12 cm, ber i si 50 pa k u u k u ra n 4 cm dan serbuk menyerupai TNT,” kata Endi. Ber d a s a rk a n p e mer i ksaan sementara, lanjut Endi, bom rakitan tersebut setelah diurai bisa dikatakan ada keterkaitan dengan jaringan di Poso. Selain bom yang tidak jadi meledak itu, diamankan juga sebuah pistol jenis revolver colt detective special buatan USA kaliber 38 mm beserta 5 butir amunisi tajam, telepon genggam (hitam dan merah) merek Mitto, serta dompet berisi salinan identitas. Tersangka terancam Pasal 15 juncto Pasal 6, 7, dan 9 Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang Nomor 1/2002 yang telah ditetapkan menjadi Undang-Undang Nomor 15/2003 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Terorisme dengan ancaman hukuman maksimal hukuman mati, pidana seumur hidup, atau 20 tahun penjara. (MI/R-4)

LAMPUNG POST/M. LUTFI

PUSAT LEDAKAN. Dua ledakan keras mengejutkan warga Kampung Banjarratu, Kecamatan Way Pengubuan, Lampung Tengah, pada Sabtu malam dan Minggu pagi. Ledakan menimbulkan lubang di sebuah kebun singkong.

RUSUH LAMTENG

Polda Tetapkan Empat Tersangka TELUK BETUNG (Lampost): Kepolisian menetapan empat tersangka dalam pembunuhan Hairil Anwar, warga Buyutudik, Kecamatan Gunungsugih, Lampung Tengah. Keempat tersangka yakni Abdul Hamid (kepala Kampung Kesumadadi), Juanda, Buyung, dan Boiman. Mereka semua warga Kampung Kesumadadi, Kecamatan Bekri, Lamteng. Masing-masing dijerat sebagai tersangka dengan pasal yang berbeda. K e t i ga ter s a n g k a y a it u Boiman, Juanda, dan Buyung berdasarkan LP/788-B/XI/2012/ LPG/RES LT, tanggal 5 November 2012, ditetapkan tersangka dengan pengenaan Pasal 170 KUHP tentang Tindak Pindana di Depan Umum dan secara Beramai-ramai. Sementara Abdul Hamid berdasarkan LP/791-B/ XI/2012/LPG/RES LT, tanggal

6 November 2012, dikenakan Pasal 480 KUHP tentang Tindak Pidana Penggelapan. “Kami sudah amankan empat orang. Satu di antara tersangka dikenakan pasal penggelapan,” kata Kepala Bidang Humas Polda Lampung AKBP Sulistyaningsih, Minggu (11-11). Sulis menjelaskan masih ada kemu ngk i nan ju m lah tersangka akan bertambah karena saat ini keempat pelaku sedang diperiksa. “Kemungkinan terhadap pelaku yang lain akan dilakukan penyelidikan dan pendalaman untuk proses hukum selanjutnya,” kata dia. Pada Kamis (8-11) sore, massa membakar 13 rumah warga Kesumadadi karena dipicu tewasnya Hairil Anwar (29). Korban diduga hendak mencuri sapi di Kesumadadi 19 Oktober lalu. Oleh pihak rumah sakit jenazah korban dimakamkan. (HER/R-4)

FENOMENA ALAM

Ledakan Aneh Timbulkan Lubang WAY PENGUBUAN (Lampost): Warga Kampung Banjarratu, Kecamatan Way Pengubuan, d i kejut k a n den ga n s u a ra ledakan keras yang menimbu l k a n lu ba ng d i sebua h kebun singkong. Ledakan terdengar pada Sabtu malam (10-11). Kemudian, suara serupa terdengar lagi, kemarin, sekitar pukul 09.00. Di sekitar suara ledak a n mu nc u l lu ba ng sedalam 11 meter dengan diameter sekitar 25 cm. Di dalam lubang juga berisi air yang tingginya mencapai 5 meter. Awalnya, warga mengira suara ledakan dari kebun singkong milik Nurul Kholik (34) itu adalah ledakan granat atau peluru yang terpendam dalam tanah sisa-sisa peninggalan perang. Namun, di sekitar lubang tidak ada bau mesiu atau asap. Kemarin, sejumlah polisi juga datang ke lokasi dan me-

masang garis polisi sembari menunggu perkembangan dari lubang yang terbentuk. “Jika lubangnya bertambah dalam atau makin lebar, kami akan minta bantuan Dinas Pertambangan untuk mengeceknya,” ujar K an it res Pol sek Way Pengu buan Brigadir Okta, di lokasi kejadian, kemarin. Pemi l i k kebun si ngkong tempat lubang itu muncul, Kholik, juga mengaku mendengar ledakan pada malam harinya. Namun, ia tidak tahu dari mana asal ledakan itu. Baru pagi harinya, sekitar pukul 09.00, ketika masih di areal kebun si ngkong nya, Kholik kembali mendengar suara ledakan seperti yang d idengar ma lam har i nya. Saat itu, ia hanya sekitar 5 meter dari sumber ledakan. Saat mendekati asal suara, Kholik melihat lubang kecil, tetapi dalam. (LUT/R-3)


Ekonomi

SENIN, 12 NOVEMBER 2012

KURS JUAL

10.070,18

YEN JEPANG (JPY) 100

KURS BELI

9.967,44

DOLLAR KANADA (CAD) KURS JUAL

KURS BELI

9.680,03

9.580.,21

DOLLAR NEW ZEALAND (NZD) KURS JUAL

7.889,05

KURS JUAL

KURS BELI

12.180,42

12.052,06

DOLLAR SINGAPURA (SGD)

KURS BELI

7.806,98

DOLLAR AMERIKA (USD) KURS JUAL

KURS BELI

9.681

9.585

DOLLAR HONGKONG (HKD)

KURS JUAL

KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

7.911,90

7.827,68

1.249.,00

1.236,60

EURO (EUR)

POUNDSTERLING INGGRIS (GBP)

KURS JUAL

KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

12.341,34

12.217,04

15.474,11

15.316,83

per Jumat, 9 November 2012 Sumber Bank Indonesia

Indeks KOMODITAS

Indeks VALUTA ASING

DOLLAR AUSTRALIA (AUD)

KOMODITAS

LOKASI SENTRA

CPO Minyak Kelapa Kakao Kopi Arabika Kopi Robusta Karet TSR 20 Lada Hitam Lada Putih Jagung (kering)

Medan Bitung Makassar Medan Lampung Palembang Lampung Pangkalpinang Lampung

LAMPUNG POST

I9

HARGA (Rp/Kg)

6.983 8.324 18.015 0 19.717 26.173 52.890 82.207 2.132

per Jumat, 9 November 2012 Sumber: Bappebti-Kementerian Perdagangan

KILAS Indonesia Surplus Jagung NGANJUK—Kementerian Pertanian menyatakan Indonesia surplus jagung sehingga masih mencukupi untuk kebutuhan dalam negeri. “Indonesia masih surplus untuk tanaman jagung. Kami prediksikan bisa tumbuh antara 2—4 juta ton untuk tahun ini,” kata Direktur Budi Daya Serealia Ditjen Tanaman Pangan Kementerian Pertanian Rahman Pinem, saat berkunjung ke Nganjuk, Jatim, Minggu (11-11). Rahman yang hadir dalam acara deklarasi Kabupaten Nganjuk sebagai penghasil tanaman jagung tersebut mengatakan produksi jagung dalam negeri cukup melimpah. Sampai saat ini, produksi jagung nasional 2012 diprediksi mencapai 18,6 juta ton pipilan kering dengan luas panen 4,8 juta hektare (ha). Jumlah itu lebih besar jika dibandingkan dengan produksi tahun lalu, 2011, yang hanya 17,6 juta ton. Pihaknya menyebut Indonesia ingin menjadi negara swasembada jagung. Untuk program tersebut, diproyeksikan pertumbuhan naik sampai 7,74%. “Kami terus dorong untuk tetap swasembada jagung. Kami juga mendukung upaya pemerintah daerah untuk ikut mempertahankan program nasional swasembada 2014,” ujar dia. (ANT/E-1)

Penjualan Ikan Menurun BANDAR LAMPUNG—Sejumlah pedagang ikan laut di Kabupaten Lampung Selatan mengaku pendapatan mereka menurun akibat berkurangnya minat warga setempat membeli ikan dalam beberapa pekan terakhir. “Penjualan ikan turun sampai 60% dari saat normal,” kata Johati, pedagang ikan di Pasar Inpres Kalianda, Lampung Selatan, Minggu (11-11). Ia mengatakan dalam dua jam membuka lapak, biasanya sudah mendapatkan uang sebesar Rp1,5 juta, tetapi sekarang paling tinggi Rp600 ribu. Ia mengaku tidak mengetahui mengapa pembelian konsumen turun begitu banyak, sedangkan harga ikan tidak naik karena pasokan dari nelayan juga lancar. Pedagang di pasar setempat, Mariana, mengatakan penjualan ikan juga turun meskipun harganya cenderung stabil dalam beberapa pekan ini. “Mungkin warga sedikit bosan dengan lauk ikan laut dan memilih lauk lainnya sementara ini.” (ANT/E-1)

ANTARA/SENO S.

BUBUK KAPUR. Dua pekerja mengolah batu gamping menjadi bubuk kapur di Desa Grenden, Puger, Jember, Jawa Timur, Sabtu (10-11). Di Grenden, terdapat pertambangan batu kapur terbesar di Jember dengan luas 279 hektare dan baru ditambang seluas 30 hektare oleh 12 perusahaan tambang batu kapur.

KOMODITAS

Pasokan Berlimpah, Harga Sayuran Turun BANDAR LAMPUNG (Lampost): Harga sayur-mayur di Pasar Jatimulyo, Lampung Selatan, turun tajam sejak sepekan ini seiring melimpahnya pasokan dengan datangnya musim hujan. Sejumlah pedagang di Pasar Jtimulyo, Sabtu (10-11) malam, mengatakan pasokan dari petani berlimpah sehingga harga sayur-mayur turun lebih dari 50%. Untuk kangkung darat yang biasanya dijual Rp1.500/ ikat kini hanya dijual Rp500. Begitu juga dengan kemangi yang semula Rp1.500— Rp2.000/ikat besar saat ini hanya Rp750 saja. Say u ra n la i n pu n de mik ian, kacang panjang yang semula Rp4.000/ikat saat ini Rp2.500. Terong ungu dari Rp6.000/kg menjadi Rp4.000. Begitu juga denga n ca ba i da n ra mpai yang turun berkisar Rp4.000/kilogramnya. “Pasokan lagi banyak,

jadi harganya ya turun juga dibanding saat kemarau kemarin,” ujar Pakde yang memiliki kios sayuran di Jatimulyo. Menurut dia, hampir semua sayuran turun harga secara bervariasi. Hanya jagung manis kupas saja y a n g t u r u n Rp1.0 0 0/ k g dari harga Rp6.000 menjadi Rp5.000/kg. Namun, u nt u k pasok a n kol da n wortel terlihat langka di pasar tersebut. “Kosong, kol dan wortel itu biasanya dari Lampung Barat, tetapi sudah beberapa hari ini pasokan seret, entah kenapa,” ujar Pakde. Soal harga, menurut pedagang berambut ikal itu, relatif normal. “Ada juga, tetapi kecil-kecil wortelnya Rp4.000/kg,” kata dia. Sementara itu, secara terpisah, Yadi, petani sayuran di wilayah Jatimulyo, mengaku lebih untung saat kemarau kemarin. (SAG/R-4)

ANTARA/SAPTONO

GENTONG DESA. Chief Risk Officer HSBC Indonesia Chris J.K. Murray (kedua kanan), bersama Head of Communications & Corporate Sustainability HSBC Indonesia Maya Rizano (kanan), Dirjen Perlindungan dan Jaminan Sosial Kemensos Andi Z.A. Dulung (kedua kiri), serta Presiden Direktur Pos Keadilan Peduli Umat (PKPU) Agung Notowiguno (kiri), menuangkan air menandai program kampanye air bersih dan sanitasi bernama Gerakan Gotong Royong demi Setetes Air atau Gentong Desa, di Jakarta, Minggu (11-11).

Rumah bagi Si Miskin Dipercepat JAKARTA (Lampost): Kementerian Perumahan Rakyat (Kemenpera) menargetkan penyaluran dana bantuan stimulan perumahan swadaya (BSPS) untuk sekitar 250 ribu unit rumah dapat selesai pada akhir November ini. Program BSPS ini diha rapkan dapat mem bant u masyarakat miskin dan masyarakat berpenghasilan rendah untuk membangun maupun merehabilitasi tempat tinggal mereka sehingga lebih layak huni. Deputi Per umahan Swadaya Jamil Ansari mengungkapkan total dana BSPS yang akan disalurkan Kemenpera untuk 250 ribu unit rumah di seluruh Indonesia senilai Rp1,6 triliun. “Saat ini realisasi penyaluran dana BSPS oleh Kemenpera telah mencapai angka 71,32% atau sekitar 178.305 unit rumah di seluruh Indonesia atau senilai Rp1,075 triliun,” ujar Jamil

dalam penjelasannya, Minggu (11-11). Menurut Jamil, Kemenpera akan terus mengebut proses penyaluran dana BSPS tersebut. Pada pertengahan November, penyalurannya diharapkan dapat mencapai 85%, sedangkan pada ak h i r November sudah selesai 100%. Proses penyaluran dana kepada masyarakat nantinya dilaksanakan Kemenpera bekerja sama dengan BRI. Jamil menerangkan jumlah rumah yang akan dibantu Kemenpera untuk pembangunan rumah baru masyarakat miskin sekitar 20 ribu unit,

seda ng k a n u nt u k pem bangunan rumah yang rusak sedang dan ringan 230 ribu unit. Jumlah bantuan yang diberikan Rp11 juta untuk pembangunan rumah baru dan Rp6 juta untuk pembangunan rumah rusak sedang dan ringan.

Pembangunan rumah baru masyarakat

MISKIN sekitar 20 ribu unit

Pada tahun ini jumlah permohonan yang masuk terkait prog ram BSPS Kemenpera melebihi target yang telah ditetapkan. Jumlah proposal yang masuk mencapai angka 322.74 0 per mohona n dar i seluruh Indonesia. Setelah

dilakukan verifikasi, jumlah permohonan yang lolos sekitar 231.427 unit rumah. Permohonan yang belum lolos verifikasi, imbuhnya, jumlahnya sekitar 30%. Hal ter sebut d i k a rena k a n r umah yang diusulkan masih laya k hu n i dan t ida k me menuhi peraturan yang telah ditetapkan oleh Kemenpera. Selain itu, dari sisi administrasi, setelah dicek alamat dengan KTP, banyak ditemui ketidaksesuaian. “Kami cek penghasilannya juga banyak yang tidak sesuai. Penghasilan mereka melebih jumlah yang kami tetapkan yakni Rp1,2 juta. Jadi, mereka yang ber penghasi lan lebih dari jumlah tersebut tidak berhak menerima bantuan ini,” ujar dia. Kemenpera akan meminta satuan kerja perangkat dae-

rah (SKPD) di daerah yang membidangi masalah perumahan serta dibantu tenaga p e nd a mpi n g m a s y a r a k at (TPM) terkait dengan pengawasan penyaluran di lapangan. “Apabila SKPD bidang perumahan di daerah bisa lebih cepat mengirimkan permohonan bantuan sesuai syarat yang ditetapkan Kemenpera, tentunya penyaluran dana tersebut a kan lebi h cepat lagi,” katanya. Sementara itu, Dewan Pembina REI Lampung Gunawan Hendara ketika dikonfimasi terk a it BSPS, M i ng g u (1111), mengatakan REI belum mengetahui program tersebut. Kemungkinan program i n i beker ja s a m a den ga n D i n a s P U Pe n g a i r a n d a n Per mukiman atau Asosiasi Pengembang Perumahan dan Permukiman Seluruh Indonesia (Apersi). (DTC/SAG/E-1)

LISTRIK

Kenaikan TDL secara Berkala BA NDA R L A MPUNG (Lampost): Per usa haan L i st r i k Negara (PLN) akan memberlakukan kenaikan tarif dasar listrik (TDL) per 1 Januari 2013 sebesar 15% melalui empat tahapan secara berakala. “TDL langsung ditetapkan sebesar 15%, tapi bertahap empat kal i secara berkala setiap bulannya. Itu opsi yang kami berikan,” kata Direktur Utama PLN Nur Pamudji saat konferensi pers di kantor PLN Wi laya h La mpu ng , Sa bt u (10-11). Nur mengatakan pihaknya belum mengetahui pasti kapan keputusan terkait mekanisme kenaikan TDL itu ditetapkan pemerintah. Kemungkinan, keputusannya di lakukan November atau awal Desember 2012. “PLN intinya siap seperti apa mekanisme kenaikan TDL yang akan diputuskan pemerin-

tah,” kata dia. Ia menjelaskan kenaikan TDL sebesar 15% itu hanya diper untuk kan pelanggan denga n daya 1.30 0 VA ke atas. Kenaikan TDL tersebut tidak berlaku bagi pelanggan dengan daya 450 VA atau 900 VA. Pelanggan listrik yang penggunaannya untuk rumah mewah dan keperluan bisnis seperti mal, kata Nur Pamudji, tidak akan disubsidi lagi. Menu r ut Nu r, konsu msi listrik tiap tahun selalu naik. Jika harga gas, batu bara, dan BBM sebagai pendukung operasional pembangkit listrik tidak berubah, subsidi listrik akan terus meningkat sesuai dengan tingkat penjualannya. “Untuk tahun ini saja, konsumsi listrik naik sebesar 10%,” ujarnya. Sebab itu, kata Nur, untuk me n g u r a n g i be n g k a k ny a

subsidi, pemerintah mengambi l keput usan mena i k kan TDL sebesar 15%. PLN sudah melakukan pendataan terhadap 48 juta pelanggan melalui sistem komputerisasi. Sementara itu, Ketua Asosiasi Pengusaha Indonesia (Api ndo) L a mpu n g Yu s u f Kohar mengatakan pihaknya berharap mekanisme kenaikan TDL dapat memberikan keringanan bagi pengusaha. “Kami minta bertahap, jangan sekaligus,” katanya. Ia menambahkan sektor bisnis saat ini belum menunju k k a n kegem bi raa n d a n cenderung lesu. Dengan kenaikan TDL, secara otomatis akan meningkatkan biaya. Yusuf juga minta jaminan pelayanan. “Harus ada jaminan dari PLN. Jika sudah dinaikkan, pelayanan harus bagus dan jangan byarpet terus,” kata dia. (YAR/E-1)

ANTARA/SENO S

TEPUNG IKAN. Suprapto (54) memperlihatkan tepung ikan di Desa Puger, Kecamatan Puger, Jember, Jawa Timur, Sabtu (10-11). Tepung ikan merupakan salah satu bahan utama produksi pakan ternak dan di Indonesia ketergantungan pada impor tepung ikan masih tinggi, yakni 75% atau 75 ribu ton dari permintaan tepung ikan di Indonesia sekitar 100 ribu—120 ribu ton/tahun.


10

I

LAMPUNG POST

Bisnis & Korporasi

SENIN, 12 NOVEMBER 2012

OTOMOTIF

Budi Berlian Motor Berikan ‘Reward’ Pelanggan BANDAR LAMPUNG (Lampost): PT Budi Berlian Motor (PT BBM), diler utama Mitsubishi Lampung, memberikan reward kepada 19 partshop terbaik, Sabtu (10-11), di Graha Wangsa, Bandar Lampung. Pemberian reward tersebut juga disertai dengan pembagian hadiah, di antaranya berupa home theater, LED TV 32 inci, DVD home theater, hingga lemari es. CSO Promotion PT BBM Iwan Setiawan mengatakan keg i at a n r ut i n t a hu na n berupa Partshop Gathering tersebut d igelar PT BBM sebagai bentuk apresiasi kepada mitra bisnis yang telah mem berikan dukungan dalam penjualan suku cadang

produk Mitsubishi. Acara yang dihadiri ratusan mitra kerja PT BBM itu juga turut dihadiri Hiroyuki Nakasuna, part sales advisor Mitsubishi asal Jepang; Agus Nevianto, head of parts sales dept PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB); Hardi Chandra, komisaris PT BBM; dan Direktur PT BBM Hermanto Budiman. Menurut Iwan, Partshop Gathering 2012 mengambil tema Suku cadang asli Mitsubishi dengan hati membangun negeri. “Tema tersebut sejalan dengan masa operasional tr uk Mitsubishi yang kini telah mencapai 42 tahun,” kata Iwan, di selasela acara. (YAR/E-1)

LAYANAN ATM TERBANYAK Nasabah bertransaksi di anjungan tunai mandiri (ATM) Bank Mandiri di Jakarta, Jumat (9-11). Dirut Bank Mandiri Zulki i Zaini mengklaim Bank Mandiri menjadi bank dengan layanan ATM terbanyak dibandingkan bank-bank kompetitor, yang telah terpasang mencapai 10.093 unit dan rencananya hingga akhir 2012 perseroan akan menambah 1.500 unit, sehingga total unit ATM yang terpasang mencapai 10.500 unit.

ANTARA/ANDIKA WAHYU

Gaji Rp2 Juta Tak Kena Pajak JAKARTA (Lampost): Peraturan Menteri Keuangan (PMK) terkait kenaikan pendapatan tidak kena pajak (PTKP) akhirnya keluar pada 22 Oktober 2012. Dalam peraturan tersebut, karyawan bergaji Rp2 juta tidak dikenakan pajak. “Penghasilan tidak kena pajak sebagaimana ditetapkan dalam Peraturan Menteri Keuangan No.162/PMK. 011/2012 yang d itanda tanga n i Menter i Keua nga n Agus Mar towardojo,” ujar Di rek t u r Pe ny u lu han Pe layanan dan Hu mas Kismantoro Petr us da lam siaran persnya, Minggu (11-11). K ismantoro menambahkan kon sultasi Menteri Keuangan dengan Dewan Perwakilan Rak yat telah dilaksanakan pada 30 Mei 2012 dan 15 Oktober 2012. Kesepakat-

an yang di hasilkan adalah penyesuaian besarnya PTKP mulai di berlaku kan pada 1 Januari 2013. Sementara it u, besaran PTKP yang ditetapkan adalah sebagai berikut. Wajib pajak orang pribadi sebesar Rp24,3 juta/tahun atau Rp2,025 juta/ bulan. Tambahan untuk wajib pajak yang kawin sebesar Rp2,025 juta/tahun, dan tambahan untuk istri yang penghasilannya digabung dengan penghasilan suami sebesar Rp24,3 juta/tahun. Tambahan untuk setiap tanggungan

(maksimal tiga orang) sebesar Rp2,025 juta/tahun. Menu r ut K i sma ntoro, pene tap an besarnya PTKP tersebut te lah disesuaikan dengan perkem bangan ekonomi dan moneter serta harga kebutuhan pokok yang semakin meningkat. Selai n itu, penyesuaian besarnya PTKP juga terkait dengan perlunya kebijakan untuk mengantisipasi perlambatan ekonomi global, sebagai dampak k risis f inansial Eropa dan Amerika S e r i k at y a n g b e r p ote n s i menu r u n k a n d aya bel i masyarakat. “Dengan penyesuaian besarnya PTKP, diharapkan dapat meningkatkan daya beli masyarakat yang akan dapat berdampak pada peningkatan produk domestik bruto nasional, baik melalui kon-

sumsi maupun peningkatan tabungan,” kata dia. Turunkan Pemasukan Penetapan PTKP dari Rp15,8 juta/tahun menjadi Rp24 juta/ tahun atau Rp2 juta/bulan mulai tahun depan ini akan menyebabkan negara kehilangan potensi penerimaan pajak hingga Rp12 triliun. “Sekarang ini sudah dihitung bahwa dari sisi penerimaan pajak penghasilan mu ng k i n ada penu r u nan Rp12 triliun,” kata Menteri Keuangan Agus Martowardojo, beberapa waktu lalu. Menurut Agus, meskipun akan mengalami penurunan potensi penerimaan pajak, hal itu bisa ditutupi dengan pajak transaksi dan pajak lai n nya k hususnya paja k pertambahan nilai (PPN) dan pajak lainnya. (DTC/E-1)

MODIFIKASI

Menuangkan Ide Kreatif di Kendaraan BANDAR LAMPUNG (Lampost): Hobi memodi kasi mobil membuat pemodif selalu berkreasi mendandani kendaraannya agar tampil beda. Tidak peduli profesi yang digeluti atau bahkan biaya yang harus dikeluarkan, mereka berupaya menuangkan ide kreatifnya untuk memodi kasi kendaraannya. Seper ti yang d i lakukan Robby Bratadikara Aditya, yang berprofesi sebagai anggota Polri di Polresta Bandar Lampung Subsektor Kemiling. Ditemui di sela Orion Auto Car Contest 2012 di Saburai, Minggu (11-11), Robby memodi kasi Toyota Kijang Grand Innova menjadi layak nya sebuah mini teater. Kendaraan yang baru dua bulan dimilikinya ini memiliki beragam fasili-

LAMPUNG POST/SONI ELWINA

MODIFIKASI. Kontes modifikasi mobil menjadi hobi yang tidak pandang bulu akan profesi. Salah seorang peserta kontes yang ditemui di sela Orio Auto Car Contes di Bandar Lampung, Minggu (11-11).

tas teater lengkap dengan minibar. Di temui di sela kontes, Robby mengatakan dirinya menyukai kreativitas dalam modi kasi kendaraan. “Modi -

kasi memerlukan kreativitas dan inspirasi untuk mengubah kendaraan sesuai konsep yang diinginkan,” kata Robby. Kendaraan mi li k Robby dilengkapi dengan enam unit

televisi, minibar, PlayStation, dan sound system lengkap. Untuk menambah gagah dan terlihat mewah, Robby juga mengubah tampilan pelek dengan menggunakan pelek racing Mercy. Keenam unit telev isi d i kendaraannya tersebut terdiri da ri tiga unit TV 7 inci, dua unit 15 inci, dan satu unit te le visi berukuran 24 inci. “Konsepnya elegan, nyaman, tetapi juga mewa h,” kata Robby yang juga anggota Kijang Club Lampung ini. Lai n ha l nya dengan Irvan Mizwar, peserta kontes modi kasi mobil yang juga turut dalam ajang ini. Irvan memodifikasi Toyota LGX 20 0 4 mera h menya la m iliknya dengan konsep car cinema. (WIN/E-1)


SENIN, 12 NOVEMBER 2012

Jl. Way Sekampung No. 36 Pahoman - Bandar Lampung Phone : 081274593009/082178459555

Pin BB : 26EB6730/28379148

Pariwara

LAMPUNG POST

I11


12

I

Opini

LAMPUNG POST

TAJUK

Spirit Pahlawan untuk Lampung Damai

Gelar Pahlawan Soekarno-Hatta RAKYAT Indonesia telah lama menghormati Soekarno-Hatta sebagai pahlawan meskipun mereka tidak dimakamkan di Taman Makam Pahlawan. Ingatan kolektif bangsa ini sejak lama mengenang Soekarno-Hatta sebagai pahlawan, meskipun gelar itu baru diberikan tiga hari silam. Bagi bangsa dan rakyat Indonesia, pemberian gelar pahlawan nasional seperti sekadar formalitas dan seremonial. Rakyat dan bangsa ini selamanya mengenang SoekarnoHatta sebagai pahlawan. Pahlawan ialah orang yang mewakafkan diri dan jiwanya untuk bangsa dan negara. Rakyat mungkin bertanya, adakah yang kurang dari Soekarno-Hatta dalam mencurahkan hidup mereka untuk bangsa dan negara ini sehingga pemberian gelar formal pahlawan nasional kepada mereka tertunda-tunda? Bukankah Soekarno-Hatta sejak usia muda mencitacitakan Indonesia merdeka? Bukankah Soekarno-Hatta ialah Proklamator Republik Indonesia? Proklamasi yang dibacakan Soekarno-Hatta atas nama bangsa, Indonesia menjadi negara merdeka, lepas dari belenggu penjajahan, kemudian sejajar dengan bangsa-bangsa lain di dunia. Tentu saja Soekarno tetaplah manusia biasa, bukan dewa. Dia sesekali berbuat salah. Soekarno, misalnya, dianggap dekat bahkan berpihak pada Partai Komunis Indonesia. Itulah yang kelak memunculkan stigma historis yang negatif pada Bung Karno. Stigma negatif itu makin kuat ketika MPRS mengeluarkan Ketetapan MPRS No. XXXIII/MPRS/1967 yang mencabut kekuasaan Soekarno sebagai presiden. Dengan penetapan Soekarno sebagai pahlawan nasional, gugurlah stigma negatif itu. Sebagian kalangan mengatakan ketetapan MPRS tidak perlu dicabut untuk membersihkan nama Soekarno. Sebagian lagi meminta itu dicabut. Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, ketika memberi sambutan pada upacara penganugerahan gelar pahlawan kepada Soekarno-Hatta, mengajak kita melupakan stigma negatif itu. Tetapi, kita harus mencatat dengan tinta tebal bahwa dengan atau tanpa imbauan Presiden Yudhoyono, Ketetapan MPRS No. XXXIII/1967 dicabut atau tidak dicabut, rakyat sama sekali tidak memiliki stigma negatif terhadap Bung Karno. Itu disebabkan rakyat tidak menginginkan hujan sehari menghapus panas setahun. Rakyat tidak menghendaki jasa Soekarno yang begitu besar pada bangsa ini terhapuskan oleh sejumlah kekhilafannya. Rakyat dan bangsa ini senantiasa mengenang Soekarno, juga Hatta, sebagai pahlawan sejak dulu, kini, nanti, dan selamanya.

NUANSA Stereotip “JAWA hipokrit, Palembang pongah, Batak kasar, Lampung...” kata Minan Tunja. “Ah, boong. Orang Jawa halus budi bahasanya, empek-empek Palembang enak rasanya, orang Batak banyak yang jadi penyanyi selain tukang tambal ban, orang Lampung...,” sahut Pithagiras. “Eh, giliran orang Lampung kok pada berenti. Emang orang Lampung gimana?” LAMPOST/HENDRIVAN tanya Udien. “Induh weh,” celetuk Mat Puhit. Zulkarnain Zubairi Wartawan “Soalnya tentang orang Lampung baLampung Post nyak yang tidak tahu atau tidak mau tahu. Lampung itu kayak apa sih? Bahasa Lampung itu bahasa apa? Tidak banyak yang paham. Oleh orang Lampung— sering membahasakan diri dengan ulun Lampung—sendiri. Apalagi yang bukan ulun Lampung.” “Iya, saya merasa kok ulun Lampung dimarginalkan dalam arti orang—termasuk yang tinggal di Lampung sendiri—merasa tidak perlu mengenal Lampung atau kelampungan: bahasa, kebiasaan, tradisi, adat-istiadat, kesenian, kebudayaan, dst. Maka, benarlah Lampung itu cuma nama provinsi saja, tetapi makna dan apa pun yang tersirat dari nama Lampung tak perlulah dibicarakan panjang lebar,” gugat Radin Mak Iwoh. “Masalahnya, kaum elite Lampung sendiri sering menyalahartikan, bahkan menyalahgunakan nilai-nilai kelampungan untuk kepentingan pribadi, keluarga, dan golongan sih,” sambut Mat Puhit kesel. “Apa misalnya?” kejar Radin Mak Iwoh. “Ai, sudah lama adat itu cuma dijadikan alat politik saja! Maka, kalau pemimpin daerah bicara kearifan lokal, tentang keluhuran budaya, tentang tingginya peradaban orang Lampung... weh, sapa muneh sai percaya?” “Maka, semakin sesatlah pandangan orang terhadap ulun Lampung. Yang lahir adalah stereotip-stereotip betapa buruk kelakuan ulun Lampung. Bahwa orang Lampung itu... Hayo siapa yang berani bilang.” Stereotipe itu adalah pictures in our head, kata Walter Lippman. Kerusuhan yang marak boleh jadi karena berkembangnya stereotip dari kelompok masing-masing.

PAK DE

PAK HO

GMLD mengimbau semua pihak menjaga kerukunan di Lampung.

SENIN, 12 NOVEMBER 2012

Damailah Lampungku, damailah Indonesiaku.

Yusuf A. Rachman Peneliti di Garawiksa Institute Yogyakarta

L

uka menganga, darah mengalir, Surabaya menjadi lautan merah, gambaran 10 November 1945 kala itu. Impian untuk merebut dan mempertahankan bangsa Indonesia mengalahkan ketakutan terhadap kematian. Nyawa tak berarti jika bangsa dalam kungkungan penjajah, mungkin ini yang menjadi dasar kerangka pemikiran perjuangan zaman tersebut. Nasionalisme mengakar begitu kuat dalam tiap jiwa anak pertiwi. Demikian sepenggal gambaran peristiwa heroik 10 November 1945, yang kemudian dikenang sebagai Hari Pahlawan. Ironi, ungkapan yang tepat untuk peringatan Hari Pahlawan tahun ini. Bagaimana tidak, peringatan Hari Pahlawan berlangsung di tengah karut-marut bangsa dalam menghadapi sejumlah konflik kekerasan di pelbagai penjuru negeri. Jika dulu pahlawan berperang untuk membela bangsa, justru sekarang kebalikannya, anak bangsa merusak bangsanya sendiri. Ini tecermin dari rentetan kasus kekerasan yang sekarang ini melanda semua elemen masyarakat, mulai dari pelajar, masyarakat, hingga para pejabat. Semakin lama ulah anak bangsa menu nju k k a n kekonyol a n ya ng sa ngat memprihatinkan. Sudah 67 tahun negeri ini merdeka, tetapi semangat persat uan belu m juga mengakar kuat dalam jiwa bangsa ini. Spirit kekompakan yang ditujukkan pahlawan revolusi dalam memerangi penjajah kian memudar. Terakhir, kasus kekerasan yang

melibatkan dua desa di Lampung Tengah, kabar yang dilansir sembilan rumah terbakar. Ditengarai, kasus ini dipicu oleh pembakaran ter hadap seseorang yang diduga penc u r i sapi d i sa la h sat u desa tersebut. Melihat pemicu terjadinya kasus kerusuhan itu hendaknya penegak hukum “melek”, kenapa masyarakat cender ung mai n hak i m send iri? Bukankah negara kita ini negara hukum? Jangan-jangan ini bentuk jenuh an masyarakat melihat penegak hukum yang tak pernah berwajah adil. Mereka tidak lagi mau mencari ke adi lan di muka hukum ka rena hukum selalu ber wajah uang. Skept i sme masyarakat terhadap hukum yang kemudian menjadi salah s at u f a k tor p e m i c u te r jadinya main hakim semdiri. Ulah para mafia hukumlah yang telah meruntuhkan kepercayaan masyarakat. Yang kemudian menjadi pertanyaan adalah kenapa bangsa ini menjadi begitu sensitif, mudah dihasut, dan gampang sekali melakukan kekerasan? Sumbu Pemicu Konflik kekerasan yang melanda bangsa ini seakan menunjukkan kealpaan anak bangsa. Kealpaan bahwa mereka terlahir dari rahim yang sama yakni ibu pertiwi. Kealpaan terhadap sejarah berdirinya bangsa. Kealpaan bahwa semua masyarakat bangsa ini adalah saudara. Kealpaan-kealpaan itu begitu membahayakan karena dibumbui dengan egoisme.

Egoi sme i nd iv idu ya ng sela lu dikedepankan. Saling menjatuhkan, menikam, bahkan membunuh saudaranya hanya demi satu kepentingan yakni dirinya sendiri (egoisme). Mereka menganggap anarki sebagai cara memperoleh pengakuan dari pihak lain bahwa dirinyalah yang terkuat, terbenar, dan lain sebagainya. Kemenangan diri dan kegagalan lawan (melihat lawan menderita) menjadi titik tekan kaum egois. Terkait dengan alasan adanya aksi anark i, Freud berkata kemungkinan pelaku tak segan membunuh lawannya merupakan w ujud dari insting a g r e s i f . I n s ting ini mendorong ma nu sia menghancurkan m a nu s i a l a i n , berupa tingkah laku agresif yang DP. RAHARJO mengandung kebencian, ditandai kepuas an yang diperoleh karena lawan menderita, lu ka, atau mat i, dan yang memberikan kepuas an dengan melihat lawan gagal mencapai objek yang diinginkan. Manusia memiliki insting membunuh seperti halnya hewan. Jika insting ini tidak mampu dikontrol dengan baik, akan membawa bencana. Konsep kejiwaan yang diusung oleh Freud sama dengan konsep kejiwaan Islam. Derajat manusia bisa lebih mulai dari malaikat, tetapi bisa lebih hina dibandingkan binatang. Tentu, semua itu bergantung pada ba ga i m a n a m a nu s i a men ge lol a nafsu kejiwaannya. Jika egoisme masih mengendalikan pikiran dan

sikapnya, tak pelak anarkisme akan selalu muncul dari setiap tindakantindakannya. Belajar dari Spirit Kepahlawanan Jangan sekali-kali melupakan sejarah (jasmerah), pesan Bung Karno kepada bangsa Indonesia. Begitu singkat, tapi syarat dengan makna. Pesan ini hendaknya yang harus dipegang teguh oleh semua masyarakat Indonesia, sehingga bukan tidak mungkin mempelajari kembali sejarah bangsa merupakan tonggak awal untuk mengatasi kesemrawutan yang terjadi. Belajar sejarah tidak hanya menghafal nama pahlawan atau hanya menderetkan nama pahlawan sebagai nama bandara, jalan utama, lembaga pendidikan, dan lain sebagainya. Akan tetapi, mulailah dengan mengenali nilai keutamaan dan semangat dari sosok pahlawan. Toh mereka juga manusia, sama seperti kita. Bedanya, mereka dengan legawa telah menanggalkan segala egoisme yang melekat dalam jiwanya demi kesatuan NKRI. Etnis, suku, ras, dan agama mereka buang digantikan dengan semangat nasionalisme. Teladan seperti inilah yang seharusnya menjadi inspirasi untuk menyatukan kembali NKRI dari berbagai kasus kekerasan berlebel SARA atau yang lainya. Bukan seperti teladan yang dicontohkan pejabat negara yang sibuk dengan kepentingan diri dan kelompoknya. Jika bangsa ini bisa melek, melihat sejarah bangsa ini bukan tidak mungkin perdamaian akan tercipta. Semoga s pi r it Ha r i Pa h l awa n tahun ini dapat mereduksi bahkan menghapus segala bentuk kekerasan yang mengancam kedaulatan NKRI. Itulah yang dapat kita harapkan.

Potensi Minyak Bumi Lampung SAMBUNGAN HLM. 1

M

inyak bumi bukanlah bahan yang homogen, tetapi memiliki komposisi yang kompleks, bergantung pada lokasi pembentukannya, batuan sumber, batuan pemanas (kitchen), dan batuan reservoir. Sedangkan hidrokarbon yang terkandung dalam minyak bumi, terutama adalah alkana dan sikloalkana. Senyawa lain yang terkandung dalam minyak bumi, antara lain nitrogen, oksigen, su l f ur, dan senyawasenyawa yang mengandung logam, ter utama besi, nikel, dan tembaga. Perbandingan komponen unsur-unsur yang terdapat dalam minyak bumi umumnya adalah: karbon 83,0% s.d. 87,0%; hidrogen 10,0% s.d. 14,0%; nitrogen 0,1% s.d. 2,0%; oksigen 0,05% s.d. 1,5%; sulfur 0,05% s.d. 6,0%; dan logam <0,1%. Sedangkan komponen hidrokarbon dalam minyak bumi diklasifikasikan menjadi tiga klas, yaitu klas parafinik, klas naphthenic, k las aromatik. Sedangkan golongan olefinik umumnya tidak ditemukan dalam crude oil, begitu juga hidrokarbon asetilenik. Hidrokarbon adalah suatu senyawa yang terdiri atas un-

sur atom karbon (C) dan atom hidrogen (H). Hidrokarbon dapat berbentuk gas (contohnya metana dan propana), cairan (contohnya heksana dan benzena), lilin atau padatan dengan titik didih rendah (contohnya parafin wax dan naftalena), atau polimer (contohnya polietilena, polipropilena, dan polistirena). Pada saat ini, hidrokarbon merupakan sumber energi dalam bentuk minyak bumi dan gas alam. Ada empat macam molekul hidrokarbon yang ada dalam minyak mentah. Persentase kandungan relatif molekulnya akan berbeda-beda untuk setiap lokasi sumber minyak yang berbeda. Sebagai gambaran kisaran dan rata-rata kandungan hidrokarbon minyak bumi saat ini adalah: naptena pada kisaran 30% s.d. 60% rata-rata 49%; parafin pada kisaran 15% s.d. 60% rata-rata 30%; aromatik pada kisaran 3% s.d. 30% rata-rata 15%; dan (4) aspaltena merupakan sisa-sisa rata-rata 6%. Kronologi Pembentukan Bicara mengenai minyak bu m i dan gas alam, t idak dapat melupa kan teor i pembentuk an dan kondisi terbentuknya minyak bumi. minyak dan gas bumi berasal

PARTISIPASI OPINI

dar i orga n i sme laut ya ng telah mati berjuta-juta tahun yang lalu dan membentuk sebuah lapisan dalam perut bumi. Selanjutnya, senyawa organik (dari sisa organisme) akan mengalami proses geologi dalam perut bumi. Senyawa organik dari sisa organisme yang terkubur di bawah permukaan dan lingkungan bersuhu kurang dari 50°C, akan mengalami proses diagenesis. Selanjutnya, akan mengalami proses geologi yang disebut katagenesis pada suhu antara 50°C s.d. 150°C sehingga geopolimer yang terpendam mulai terurai. Komponen-komponen minyak bumi pada proses ini mulai terbentuk. Jika suhu lebih dari 150°C, akan terjadi proses metagenesis yang dapat menguraikan bahan-bahan organik menjadi gas. Minyak bumi dan gas ala mini akan mengalami migrasi menuju cebakan di bawah permukaan bumi. Dalam pembentukan minyak bumi perlu dipenuhi syaratsyarat agar minyak bumi tersebut dapat terbentuk. Syarat yang penting adalah: batuan induk (source rock), batuan penyimpan (reservoir), batuan penutup (seal), perpindahan (migration), jebakan (trap), dan

proses. Batuan induk (source rock), batuan yang mempunyai banyak kandungan material organik. Batuan ini biasanya memilik i kemampuan mengawetkan kandungan material organik, seperti batu lempung atau batuan yang punya banyak kandungan material organik, misalnya, batu gamping. Lapangan Minyak Bumi Lampung Lapangan minyak bumi Lampung telah memenuhi persyaratan utama terjadinya jebakan minyak bumi. Batuan induk hidrokarbon berasal dari serpih formasi lahat dan serpih formasi talang akar. Batuan reservoir utama batu pasir dari formasi talang akar dengan porositas antara 13% s.d. 23% dan batu gamping terumbu-bioklasik dari formasi baturaja dengan porositas berkisar antara 12% s.d. 18%. Batuan penutup terdiri atas lapisan batuan impermeable. Migrasi hidrokarbon secara vertikal melalui bidang-bidang patahan secara umum migrasi dari arah tenggara timur ke barat-barat laut dengan tidak menutup kemungkinan terjadinya migrasi lokal. Perangk ap h id r ok a rbon ber upa perangkap struktur (antiklin

yang berkombinasi dengan blok sesar) dan perangkap stratigrafi (pinch out). Kualitas Minyak Bumi Minyak bumi Lampung pada cekungan Bandarjaya tergolong tipe kerogen II-III. Tingkat kematangan awal adalah Ro antara 0,56% s.d. 1.0%. Jenis minyak bumi tipe Kerogen II adalah tipe intemediet, berasal dari endapan laut, merupakan campuran bahan organik dari darat dan laut, rasio atom H:C sekitar 7:5. Tipe ini menghasilkan minyak (oil prone). Tipe Kerogen III, mengandung bahan organik humic yang berasal dari darat, (dari tumbuhan tingkat tinggi). Rasio atom H:C adalah 1:10. Tipe ini cenderung membentuk gas (gas prone). Ro= 0,56% s.d. 1.0% artinya adalah bahwa minyak bumi Lampung mengandung 45% minyak matang, 32% minyak belum matang, serta 23% gas dan minyak belum matang. Hal ini dihitung berdasarkan nilai kematangan Ro. Ro= 0,35% s.d. 0,66% kondisi gas dan minyak belum matang; Ro= 0,66% s.d. 0,80% menunjukkan bahwa minyak belum matang; sedangkan Ro= 0,80% s.d. 1,30% menunjuk kan keberadaan minyak sudah matang.

Lampung Post menerima opini orisinal dan tidak dikirim ke media lain, tak lebih dari 5.000 karakter. Kirim via e-mail ke redaksi@lampungpost. co.id atau redaksilampost@yahoo.com. Kami mengutamakan tulisan yang mengkaji fenomena aktual di lingkungan masyarakat Lampung.

Member of Media Group

FERIAL

POJOK BRT menolak membayar retribusi menginap di terminal. Emang terminal punya nenek moyang BRT?

Wali Kota: PNS harus memiliki visi yang kreatif. Jelas kok gaji dan uang pensiun...

Pemimpin Umum: Bambang Eka Wijaya. Wakil Pemimpin Umum: Djadjat Sudradjat. Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab: Gaudensius Suhardi. Wakil Pemimpin Redaksi: Iskandar Zulkarnain, Heri Wardoyo (Non Aktif). Pemimpin Perusahaan: Prianto A. Suryono. Kepala Divisi Percetakan: Kresna Murti. Dewan Redaksi Media Group: Saur M. Hutabarat (Ketua), Bambang Eka Wijaya, Djadjat Sudradjat, Djafar H. Assegaff, Laurens Tato, Lestari Moerdijat, Rahni Lowhur Schad, Suryopratomo, Toeti Adhitama, Usman Kansong. Redaktur Pelaksana: Iskak Susanto. Sekretaris Redaksi: M. Natsir. Redaktur: Alhuda Muhajirin, Amiruddin Sormin, D. Widodo, Heru Zulkarnain, Hesma Eryani, Sri Agustina, Sudarmono, Trihadi Joko, Umar Bakti, Wiwik Hastuti, Zulkarnain Zubairi. Asisten Redaktur: Adian Saputra, Aris Susanto, Isnovan Djamaludin, Kristianto, Lukman Hakim, Muharam Chandra Lugina, Musta’an, Nova Lidarni,

Rinda Mulyani, Sri Wahyuni, Syaifulloh. Liputan Bandar Lampung: Agus Hermanto, Hendrivan Gumay, Iyar Jarkasih, Rizki Elinda Sary, Sony Elwina Asrap, Vera Aglisa, Zainuddin. Biro Wilayah Utara (Lampung Utara, Way Kanan, Lampung Barat): Mat Saleh (Kabiro), Aripsah, Buchairi Aidi, Eliyah, Hari Supriyono, Hendri Rosadi, Yoel Lukasim, Yudhi Hardiyanto. Biro Wilayah Tengah (Lampung Tengah, Metro, Lampung Timur): Chairuddin (Kabiro), Agus Chandra, Agus Susanto, Andika Suhendra, Djoni Hartawan Jaya, Ikhwanuddin, M. Lutfi, M. Wahyuning Pamungkas, Sudirman, Suprayogi. Biro Wilayah Timur (Tulangbawang, Mesuji, Tulangbawang Barat): Juan Santoso Situmeang (Kabiro), Merwan, M. Guntur Taruna, Rian Pranata. Biro Wilayah Barat (Tanggamus, Pringsewu, Pesawaran): Sudiono (Kabiro), Abu Umarly, Erlian, Meza Swastika, Mif Sulaiman, Sayuti, Widodo. Biro Wilayah Selatan (Lampung Selatan): Herwansyah (Kabiro), Aan Kridolaksono, Juwantoro, Usdiman Genti. Desain Grafis: DP. Raharjo.

Penerbit: PT Masa Kini Mandiri. SIUPP: SK Menpen RI No.150/Menpen/SIUPP/A.7/1986 15 April 1986. Senior Account Manager Jakarta: Pinta R Damanik. Senior Account Manager Lampung: Syarifudin, Account Manager: Edy Haryanto. Manajer Sirkulasi: Indra Sutaryoto. Manajer Keuangan & Akunting: Rosmawati Harahap. Harga: Eceran per eksemplar Rp3.000 Langganan per bulan Rp75.000 (luar kota + ongkos kirim). Alamat Redaksi dan Pemasaran: Jl. Soekarno Hatta No.108, Rajabasa, Bandar Lampung, Telp: (0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi). Faks: (0721) 783578 (redaksi), 783598 (usaha). http://www.lampungpost.com e-mail: redaksi@lampungpost.co.id redaksilampost@yahoo.com. Kantor Pembantu Sirkulasi dan Iklan: Gedung PWI Jl. A.Yani No.7 Bandar Lampung, Telp: (0721) 255149, 264074.

Jakarta: Gedung Media Indonesia, Kompleks Delta Kedoya, Jl. Pilar Raya Kav. A-D, Kedoya Selatan, Kebon Jeruk, Jakarta Barat. Telp: (021) 5812088 (hunting), 5812107, Faks: (021) 5812113. Kalianda: Jl. Soekarno-Hatta No. 31, Kalianda Telp/Fax: (0727) 323130. Pringsewu: Jl. Ki Hajar Dewantara No.1093, Telp/Fax: (0729) 22900. Kotaagung: Jl. Ir. H. Juanda, Telp/Fax: (0722) 21708. Metro: Jl. Imam Bonjol No.1, Telp/Fax: (0725) 47275. Menggala: Jl. Gunung Sakti No.271 Telp/Fax: (0726) 21305. Kotabumi: Jl. Pemasyarakatan Telp/Fax: (0724) 26290. Liwa: Jl. Raden Intan No. 69. Telp/Fax: (0728) 21281. Percetakan: PT Masa Kini Mandiri, Jl. Soekarno Hatta No. 108, Rajabasa, Bandar Lampung Isi di Luar Tanggung Jawab Percetakan. DALAM MELAKSANAKAN TUGAS JURNALISTIK, WARTAWAN LAMPUNG POST DILENGKAPI KARTU PERS DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA ATAU MEMINTA IMBALAN DENGAN ALASAN APA PUN.


Interaktif

SENIN, 12 NOVEMBER 2012

RUANG PUBLIK

SURAT PEMBACA

LAMPUNG POST

I13

Kirimkan keluhan dan komentar Anda tentang pelayanan publik ke e-mail: redaksi@lampungpost.co.id, redaksilampost@yahoo.com, short message service (SMS) 0815-405-9000, www.facebook.com/lampungpost.interaktif

Petani Kelapa Sawit Butuh Pertolongan Pemerintah

KAMI petani kelapa sawit di Kecamatan Labuhanmaringgai, Lampung Timur, mohon bantuan dari pemerintah daerah untuk menstabilkan harga yang anjlok sejak lima bulan terakhir. Di kawasan ini sekarang ada ratusan hektare kelapa sawit mandiri milik petani. Sayangnya, sekarang harga buah segar kelapa sawit di pabrik paling tinggi Rp700/kg. Di tingkat pedagang pengumpul bahkan hanya Rp350/kg. Harga ini tidak sebanding dengan biaya pengangkutan ke pabrik serta biaya lain seperti biaya perawatan dan tenaga kerja. Kesusahan ini masih ditambah dengan sulitnya menjual kelapa sawit. Sejak sebulan terakhir, kami harus mengantre di pabrik paling cepat dua hari, bahkan sampai empat hari, untuk dapat menjual kelapa sawit. Akibatnya, kelapa sawit menjadi busuk dan rusak, harganya pun semakin anjlok lagi. Untuk mengurangi antrean di pabrik, kami dari Lampung Timur bahkan kerap terpaksa menjual ke pabrik di Tulangbawang yang berjarak ratusan kilometer, tetapi itu pun tak banyak menolong. Banyak di antara petani di wilayah kami yang sekarang menelantarkan kelapa sawit lantaran tak sanggup lagi mengurus karena harga jual yang tidak sebanding. Kami tak paham penyebab semua ini, pabrikan beralasan karena buah sawit melimpa dan alasan lain yang tidak masuk akal. Kami yakin pemerintah paham alasan yang sebenarnya. Mohon bantuan pada Bupati Lampung Timur dan Gubernur Lampung untuk membantu masalah ini. Kami masih percaya pemerintah mau terus menerus menekan pabrikan agar tidak sewenang-wenang menentukan harga. Bisri Suparman Warga Desa Sriminosari, Kecamatan Labuhanmaringgai, Lampung Timur

Salut dengan Obama SAYA sebagai rakyat negeri yang demokratis ini ikut terharu dengan terpilih dan dipilihnya kembali Barrack Obama oleh rakyat Amerika Serikat menjadi presiden untuk kedua kalinya. Benarbenar hebat dan Obama sang mister presiden itu memecahkan rekor, orang kulit hitam pertama memimpin negeri “Tuan Sam” berturut-turut dua periode. Pantas dia masuk Guinness World Record.

Memperhatikan pemilihan itu, saya benar-benar salut dengan demokrasi di AS menyelesaikan pemilihan umum negeri itu dengan damai, tenang, dan rapi. Sungguh pantas negara itu menjadi sebuah Negara maju di abad modern ini. Seperti kata orang, yang baik itu pantas ditiru dan bagi Indonesia jangan malu belajar pada orang atau negeri yang lebih pintar. Kenapa saya beg itu ter pesona dengan ter pi l i hnya kembali Obama menjadi presiden AS, tidak lain karena sepanjang proses pemi lu t idak ada yang cacat saya l i hat, mesk ipun saya memakai kacamata budaya Timur. Apalagi pada pidato menyambut kemenangan Obama, baik oleh Obama sendiri sebagai pidato kemenangan maupun rivalnya, Mitt Romney, memberi sambutan atas kemenangan Obama. Keduanya seperti teman yang saling memberikan penilaian positif atas masing-masingnya. Mitt Romney malah menyatakan selamat atas Obama dan para pendukungnya yang setia memberikan dukungan. Itu suatu ucapan yang sangat gentleman di depan umum, rakyat AS yang baru saja memberikan suara pada keduanya. Romney menyambut baik kemenangan Obama dan para pendukungnya yang membuat Obama terpilih kembali menjadi presiden AS. Dilihat dari sisi perbedaan, entah kenapa di negeri yang pernah meremehkan bangsa kulit hitam itu ak hirnya banyak yang mendukung kulit hitam menjadi presiden. Itulah demok ras i ya ng mem i l i h pi mpi na n bu k a n berd asa rk a n ras, agama, atau golongan. Tetapi, atas pandangan positif terhadap kandidat presiden yang dinilai banyak orang bisa membawa AS ke arah yang lebih baik dan membuat AS lebih maju lagi. Obama memang pintar mengalahkan lawannya dari Partai Republik. Pertarungan dua partai itu menuju kursi nomor satu di AS sungguh luar biasa sehingga Obama bisa memperoleh kemangan kembali. Salah satu momen yang dimanfaatkan Obama, seperti disebut-sebut adalah Obama bisa dalam waktu singkat mengambil keputusan untuk menghentikan kampanye tatkala AS mendapat musibah dihantam badai besar yang menimbulkan korban jiwa dan harta. Obama memilih tidak kampanye asalkan bisa membantu rakyat AS yang dihantam musibah badai sandy. Obama memang pandai memanfaatkan kesempatan yang positif, tidak membuat perang negatif dengan lawan, seperti melakukan black champagne, sehingga dia memperoleh simpatisan dari rakyat yang dirundung malang itu. Sesuatu yang beda dengan Indonesia dan pantas para kandidat gubernur, bupati, wali kota, dan legislatif belajar pada pmilu AS. Indra Syahputra Kedaton, Bandar Lampung

memalukan! 082179971159

SMS

Koreksi untuk ‘Lampost’

KOREKSI untuk Lampost dalam artikel Jangan Melupakan Sejarah?, halaman 6, tanggal 10 November 2012, tertulis ‘Puan Maharani yang juga cucu Bung Hatta’, mestinya ‘Puan Maharani cucu Bang Karno’. Pembaca SKH Lampung Post. 08127944368

Menunggu Kasih Sayang Bupati Tanggamus YTH. Gubernur Lampung dan Bupati Tanggamus, sudah lama kami menanti pengumuman guru honorer, database K2, tolong pikirkan kami. Kami mencerdaskan anak bangsa sama halnya dengan guru PNS pada umumnya. 085383555415

Perbaiki Rumah yang Terbakar YTH. Bupati Lampung Tengah, mohon d iperba i k i r u ma h k a m i ya ng ha bi s dibakar pascakerusuhan di kompleks Per umnas Kesumadadi, Bek ri. Kami minta pertanggungjawaban karena kami enggak tau apa-apa rumah kami dibakar. Rumah kami jauh dari area pembunuhan yang diduga maling sapi. Mohon secepatnya bantuan buat kami, kami yang jadi korban sampai saat ini belum tersentuh bantuan? Imanudin, Kesumadadi 085277004447

Tim Voli ‘Indoor’ Popwil Tidak Punya Kaus Tim K A DISPOR A yang terhor mat, tolong dengan sangat, tim voli indoor Popwil Lampung tidak punya kaus tim, sedang Lampung sebagai tuan rumah. Sangat

Tindak Lanjuti Laporan Guru yang Bertindak Keras YTH. Mendiknas, agar menyikapi dengan sebaik-baiknya orang tua murid yang melaporkan guru yang bertindak keras di sekolah. Kalau ini dibiarkan, saya yakin banyak yang takut menjadi guru yang akhirnya akan menyebabkan bobroknya disiplin mental anak-anak zaman sekarang. Sedangkan di sekolah guru menghadapi berbagai macam anak didik yang sikapnya berbeda-beda. Jadi, tolong, sebelum memvonis guru, cari kebenaran yang sebenar-benarnya. Bisa saja di sekolah gurunya pukul pelan terus sampai dirumah dipukul lagi sama orang tuanya. 085691490591

Terima Kasih Polantas Natar TERIMA kasih Polisi Lalu Lintas Polsek Natar yang telah mengantarkan saya dan suami menuju Rumah Sakit Urip Sumoharjo, Bandar Lampung, Kamis, 1 November 2012. Semoga Bapak polisi yang lain juga dapat menirunya. Terima kasih. Nurlatifah Hidayati 085357900888

Tuntaskan Ganti Rugi Jalintim KEPADA Gubernur, mohon segera tuntaskan kasus ganti rugi pelebaran jalan lintas timur kami yang tinggal di Desa Mulyosari, Kecamatan Pasirsakti, Kabupaten Lampung Timur, yang belum dapat ganti rugi tanam tumbuh dan bangunan yang terkena proyek pelebaran jalan. Kami mohon segera tuntaskan kasus ini, terima kasih. Sirun, Mulyosari 085788540747


14

I

LAMPUNG POST

Pariwara

SENIN, 12 NOVEMBER 2012


SENIN, 12 NOVEMBER 2012

Humaniora

LAMPUNG POST

LINGKUNGAN HIDUP

1 MUHARAM

SMPN 27 Rintis Bank Sampah BANDAR LAMPUNG (Lampost): Sebagai salah satu sekolah yang menerapkan kurikulum ketahanan kota terhadap perubahan iklim, SMPN 27 Bandar Lampung berencana merintis bank sampah di sekolah. Wak i l Kepala SMPN 27 Bandar Lampung Kosasih, kepada Lampung Post, Sabtu (10-11), mengatakan saat ini sekolahnya sudah merintis manajemen pengelolaan sampah organik dan anorganik. “Saat ini kita memiliki 16 titik pembuangan sampah organik dan anorganik. Di setiap titik kami tempatkan dua tempat sampah terpisah antara organik dan anorganik,” ujarnya.

Berdasarkan hasil studi banding di Sekolah Alam Lampung (SAL), pihaknya berencana mengadopsi penerapa n ba n k sa mpa h d i sekolahnya. Dengan sistem ba n k sa mpa h i n i , si s wa didorong menabung atau mengumpulkan sampah di sekolah, terutama sampahsampa h anorgan i k yang tidak bisa didaur ulang. “Nantinya setiap setoran sampah siswa akan dicatat. Sete l a h men g u mpu l k a n sampah dari siswa, selanjutnya pengelola bank sampah menjual sampah tersebut kepada pihak pengumpul. Hasil dari penjualan ini untuk membeli peralatan pengelola sampah,” ujarnya. (MG1/S-2)

PROFESIONALISME

Pembinaan Guru Berbasis Kebutuhan BANDAR LAMPUNG (Lampost): Menanggapi hasil uji kompetensi guru (UKG) tahap satu yang sebagian besar memperoleh nilai di bawah standar, Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Unila Bujang Rahman menegaskan pent i ng nya pembinaan berbasis kebutuhan guru agar kelemahan guru bisa teratasi. “Pembinaan guru harus berbasis kebutuhan, bukan berbasis pada proyek,” kata Bujang Rahman, Sabtu (10-11). Pada data hasil UKG, nilai profesional dan pedagogis

setiap peserta tertera secara perinci. Hal tersebut bisa dipakai sebagai dasar untuk mem beri kan pem bi naan secara kontinu pada guru. Hasil UKG bisa disebut gambaran riil kualitas guru, jika soal UKG memang valid dan reliabel dan didukung prosedur tes yang akuntabel. Terkait banyaknya guru yang mendapat kan ni lai di ba wah standar, secara tegas Bu jang mengatakan semua pi hak yang terkait denga n pengem bangan mutu guru ha rus instrospeksi diri. (MG4/S-2)

I15

SERAHKAN PIALA Kepala Dinas Pariwisata Provinsi Lampung Gatot Budi Utomo didampingi General Manager Hotel Sahid Ban dar Lampung Suprapto saat menyerahkan piala kepada pemenang pada acara malam penganugerahan pemenang lomba menyanyi lagu dan musik etnik Lampung dan nasional yang digelar oleh Hotel Sahid, Sabtu (10-11) malam.

ISTIMEWA

Minat Siswa terhadap Seni Rendah BANDAR LAMPUNG (Lampost): Minat siswa terhadap seni budaya Lampung rendah. Terbukti, dari berbagai lomba musik etnik, lagu klasik, pop hingga dangdut Lampung, pesertanya selalu minim. Demi k ian d isampai kan General Manager Hotel Sahid Bandar Lampung Suprapto usai acara malam penganuge rahan pemenang lomba me nyanyi lagu dan musik et nik lampung dan nasional yang digelar oleh Hotel Sahid Bandar Lampung, Sabtu (1011) malam. Ia mencontoh kan Hotel Sa hid yang sudah dua kali meng gelar lomba musik etnik dan lagu klasik Lampung pesertanya hanya bisa dihitung dengan jari. Padahal, pihaknya sudah mengirimkan

surat pemberitahuan kepada sekolah-sekolah, mulai dari SMP hingga SMA, baik itu di Bandar Lampung maupun di daerah-daerah. Namun, tidak ada tanggapan. Yang lebih memprihatinkan lagi, ketika siswa tersebut berminat mengikuti lom ba, pihak sekolah tidak mendukung sama sekali. Hal ini berbeda dengan provinsi lain. Hotel Sahid, yang memiliki jaringan di berbagai provinsi Indonesia, setiap tahun rutin menggelar lomba musik etnik dan lagu klasik, seperti di Su-

matera Utara, Sulawesi Utara, Lombok, Bali, Jawa Timur, Jawa Tengah, dan lain-lain, dan minat pelajar terhadap seni budaya luar biasa. “Kami khawatir jika hal ini dibiarkan, generasi muda Lampung tidak lagi mengenal karya seni budaya dan identitas daerah sendiri,” ujar dia. Untuk lebih mengenalkan dan melestarikan seni budaya Lampung, ia menyarankan seni budaya Lampung menjadi muatan lokal (mulok) yang dimasukkan kurikulum dari SD hingga SMP, sehingga mulok tidak hanya bahasa Lampung, tapi juga ada seni tari, seni musik etnik, dan lagu klasik Lampung. Kepala Dinas Pariwisata Provinsi Lampung Gatot Budi Utomo menjelaskan meles-

tarikan seni budaya Lampung merupakan tanggung jawab masyarakat Lampung. Walaupun Dinas Pariwisata tugasnya lebih ke dalam promosi budaya Lampung, pihaknya juga melakukan berbaga i terobosa n aga r genera si muda mengenal dan melestarikan seni budaya Lampung. Salah satunya, memberikan pelatihan dan workshop seni budaya Lampung kepada guru-guru SD dan SMP. Pelatihan ini meliputi seni tari, musik, lukis, teater, dan lain-lain. Secara terpisah, Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Lampung Tauhidi mengemukakan pelestarian seni budaya Lampung tertuang dalam Peraturan Daerah No.2 Tahun 2008. (AST/UNI/S-1)

SD IT Permata Bunda Gelar Gema Prabu III BA NDA R L A MPUNG (Lampost): Menyambut Tahun Baru Islam, Sekolah Islam Terpadu Permata Bunda III Sukarame, Bandar Lampung, menggelar Gebyar Muharam Permata Bunda III (Gema Parbu III) se-Bandar Lampung bertema Sambut Tahun Baru Islam dengan sema ngat baru pada Rabu (14-11). Kepala SD IT Permata Bunda III Barmalisi menjelaskan Gema Prabu III ini akan diisi berbagai tangkai perlombaan dari tingkat TK hingga SD, yakni lomba mewarnai tingkat TK dan SD kelas I dan II, serta lomba tah z quran tingkat SD kelas I, II, dan III. Kemudian, lomba azan dan lomba cerdas cermat tingkat SD m a s i n g-m a s i n g u nt u k siswa kelas III. “Kami targetkan pesertanya mencapai 500 siswa. Saat ini sudah yang mendaftar sekitar 450 peserta,” kata dia, Sabtu (9-11). Ia menjelaskan kegiatan ini sudah tiga kali digelar. Tujuannya, selain menyambut Tahun Baru Islam denga n s e m a n gat b a r u , ju ga me n ge m b a n g k a n p ote n s i intelektual, kreativitas, serta inovasi kepada anak-anak TK dan SD. Ia menga k u i a na k-a na k yang berkualitas tidak hanya andal dalam ilmu pengetahuan dan berpikir ilmiah, tetapi juga harus memiliki kecerdasan emosional dan kecerdasan spiritual. (MG1/S-1)


16 I

Hiburan

LAMPUNG POST

SENIN, 12 NOVEMBER 2012

Justin Bieber dan Selena Gomez ‘End’

BINTANG musik pop Justin Bieber dan pacarnya, Selena Gomez, penyanyi dan aktris Disney, mengakhiri kisah asmara mereka.

INFO FILM TRANSFORMERS 4

Hubungan itu membuat mereka menjadi salah satu pa sangan muda paling menonjol di Hollywood. Justin Bieber (18) dan Selena Gomez (20) mengungkapkan hubungan mereka pada Februari 2011, ketika mereka tampil bersama di acara penyerahan Oscar setelah berbulan-bulan beredar desas-desus bahwa keduanya berkencan.

Mark Wahlberg Gantikan Shia LaBeouf MICHAEL Bay mengonfirmasi Mark Wahlberg akan membintangi film Transformers 4. Aktor tersebut akan mengambil peran utama dalam serial film Transformers tersebut. “Mark mengagumkan. Aku bersemangat kembali bekerja dengan dia,” tulis sang sutradara dalam situs resminya, dilansir Digitalspy, Jumat (9-11). Bay mengatakan Mark Wahlberg adalah orang yang tepat untuk memerankan tokoh utama film Transformers. “Seorang REUTERS aktor sekaliber dia adalah orang yang sempurna untuk kembali memperkuat dan melanjutkan Transformers,” kata dia. Selain itu, logo untuk film terbaru Transformers ini juga sudah keluar. Film ini akan mulai syuting pada musim semi 2013. Film Transformers Pain and Gain ini akan dirilis seluruh dunia pada tanggal 26 April 2013. Dikabarkan, akan ada kejutan dalam film Transformers 4. Dalam konferensi UBS Best of Americas 2012, Hasbro President and Chief Executive Officer, Brian Goldner, mengatakan mainan raksasa berencana mengenalkan karakter baru di Transformer 4. Aksi itu diambil karena film Transformers: Dark of the Moon tidak menghasilkan penjualan mainan yang banyak bagi perusahaan. (OZ/S-2)

Panggil Bayinya ‘Bihun’

KAPANLAGI

Sementara untuk nama Kaines Adriana Kayra, Onci dan Endhita memi lihnya d a r i r at u s a n n a m a l a i n ya ng menjad i referen si. Apa ar t i nama itu? “A r t i segala kebaikan. Adriana, kesayangan,” kata Endhita menimpali. Buah cinta pasangan selebritas Onci dan Endhita itu lahir dengan proses caesar ber tepata n denga n Ha r i Pahlawan. Kaines lahir denga n berat 3, 5 k i log ra m dan panjang 50 sentimeter. Selamat, ya! (S-2)

MIRA LESMANA

Cruel Temptation Tayang: 12 November 2012, 14.30 WIB G o o E u n - j a e ( J a n g S e o - h e e) mengambil jurusan desain mode di sebuah universitas bergengsi dan mulai mempersiapkan belajar fashion di Perancis sebagai mahasiswa pascasarjana. Namun, suatu malam Eun-jae mabuk dan Jung Gyo -bin (Byun Woo -min) memanfaatkan kesempatan tersebut dengan memperkos any a. Akibatnya, Eun-jae hamil sehingga

Memaknai Hari Pahlawan

NIKITA WILLY

Tetap Setia kepada Diego NIKITA Willy akhirnya angkat bicara tentang kasus penganiayaan yang dilakukan kekasihnya, Diego Michiels. Sebagai kekasih, Nikita memberi dukungan penuh kepada pemain tim nasional sepak bola Indonesia itu. Ketika kasus Diego pertama kali mencuat, Nikita memang sulit ditemui. Namun, bintang sinetron Putri yang Ditukar itu akhirnya menanggapi masalah Diego lewat akun Twitter-nya, beberapa jam lalu. Dalam akun Twitter-nya, Nikita mengaku tetap berada di samping Diego meskipun saat ini sedang berada di tahanan Polsek Tanah Abang. Nikita terus menguatkan pemain sepak bola bernama lengkap Diego Robbie Michiels itu. “Will stand by your side no matter how ### up things gonna be. Because life doesn’t get easier, we just get stronger.. DRM,” tulis Nikita, Sabtu (10-11) siang. Diego terlibat keributan ketika berada di kelab malam di kawasan Senayan, beberapa hari lalu. Korban menderita luka serius hingga harus dilarikan di rumah sakit. Meskipun sempat mengelak, Diego akhirnya dijemput polisi untuk menjalani pemeriksaan sebagai tersangka. Nikita Willy pun akhirnya menjenguk sang kekasih yang kini tengah mendekam di balik jeruji besi. Meskipun kini Diego tengah menjadi pesakitan, Nikita mengaku masih bangga. “Saya tetap bangga sama Diego, dengan keadaan seperti ini tetap mikir bagaimana bisa keluar dan bela Indonesia di Piala AFF,” ujar Nikita saat ditemui di Mapolsek Metro Tanah Abang, Jakarta Pusat, Minggu (11-11). Menurut Nikita, masalah yang sebenarnya terjadi tidak seperti yang diberitakan berbagai media. Ia pun berharap pemberitaannya tak terlalu dibesarbesarkan. (DTC/S-2)

KAPANLAGI

KAPANLAGI

gadis tersebut harus menikah dengan Gyo-bin sehingga terpaksa menunda studinya ke Perancis. 04.30 Metro Pagi 07.05 Bedah Editorial Media Indonesia 08.05 8 Eleven Show 11.30 Metro Siang 13.05 Wideshot 17.05 Metro Hari Ini 19.05 Suara Anda 20.30 Metro Highlights 21.05 Top Nine News 21.30 Economic Challenges 22.30 Sentilan Sentilun 23.05 Metro Realitas 23.30 Metro Sports

satu tahun, album bertema l i buran Under the Mistletoe dan yang paling anyar Belie ve. Pada Septem ber, ia memuncaki daftar lagu penyany i muda Bi l l board 21 Uder 21. Itu adalah tahun kedua berturut-turut Justin menyandang gelar tersebut. Sementara Selena Gomez mencapai puncak ketenaran sebagai bintang remaja di serial televisi Walt Disney Co., Wizards of Waverly Place, dan juga telah menikmati keberhasilan sebagai penyanyi pop. (ANT/S-2)

REUTERS

ENDHITA

ONCI “Ungu” dan Endhita tengah berbahagia. Pasangan ini baru saja dikaruniai seora ng bay i. Kedua nya memilik i panggilan unik b a g i bu a h h at i mer e k a , Kaines Adriana Kayra, yang lahir pada Sabtu (10-11). Na m a pa n g g i l a n y a n g diberikan kepada sang putri adalah “bihun”. “Baby honey sebenarnya, jadinya bihun. Awalnya iseng, lama-lama jadi keterusan,” ujar Onci seraya tersenyum saat ditemui di RS Medistra, Jakarta Selatan, Minggu (11-11).

E! Online, menjadi media pertama yang melaporkan perpisahan itu, lalu media la i n ter masu k US Weekly dan People juga mewartakan hubungan pasangan remaja tersebut telah berakhir. Wakil Justin dan Selena pada Sabtu tidak membalas telepon atau surat elektronik. Justin telah meluncurkan dua album kelas wahid dalam waktu hanya lebih dari

07.30 08.30 09.00 09.30 10.00 10.30 11.00 12.00 14.00 14.30

New Ranking 1 Peppy The Explorer 86 Huru Harada ID3NTIK Moccachino Insert Bioskop Indonesia Reportase Siang Sketsa

15.45 Show Imah 16.45 Reportase Sore 17.15 Insert Investigasi 18.00 The Best of Ethnic Run

06.00 Casper 06.30 Redaksi Pagi 07.00 Hip Hop 07.30 Selebrita Pagi 08.00 Gak Nyangka 08.30 Let’s Go 09.00 Like A Chef 09.30 Makan Besar 10.00 Wollipop 10.30 Spotlite 11.00 RAN

11.30 Redaksi Siang 12.00 Selebrita Siang 12.30 Si Bolang 13.00 Lap Top Si Unyil 14.00 Dunia Binatang 14.30 Cita-citaku 15.00 Koki Cilik 15.30 Iseng Banget 16.00 Redaksi Kontroversi 16.30 Vamos La Liga 19.00 Hitam Putih

07.00 Upin Ipin 08.30 Layar Spesial - I 10.00 Kisah Unggulan 11.30 Lintas Siang 12.00 Layar Kemilau 13.30 I Drama 15.00 Diantara Kita 15.30 Lintas Petang 16.00 Sik Asyik Spesial Ulang Tahun 17.00 Animasi Spesial 17.30 Aladdin

06.00 Starlite 06.30 Disney Club: Doc Mcstuffins

Love In Paris Tayang: 12 November 2012, 19.00 WIB Setelah mengubah penampilan

SU TR ADAR A ternama Mira Lesmana memaknai peringatan Hari Pahlawan 10 November sebagai penghormatan bagi jasa orang yang berguna bagi orang lain. “Makna kepahlawanan kini bisa dilihat tidak hanya karena jasa para pahlawan yang berjuang di medan perang, namun juga berjuang menghadapi kerasnya kehidupan dan bisa menginspirasi banyak orang,” ujarnya usai pemutaran film dokumenter Lentera Hati Priska, di Central Park, Sabtu (10-11) malam. Menurutnya, banyak yang bisa dianggap sebagai pahlawan dalam kehidupan sehari-hari seperti guru, dokter, ibu, ayah, dan negarawan. “Bahkan, masyarakat biasa pun jika dia berguna dan bermanfaat serta menginspirasi banyak orang bisa dianggap sebagai pahlawan,” kata dia. Ia berharap pemuda sekarang bisa mengambil nilai positif setiap kejadian atau film yang mereka tonton untuk menumbuhkan kecintannya pada Indonesia. “K ita harus yakin ada banyak hal yang bi sa k ita la k u k a n u nt u k ora ng lain,” ujar dia. (ANT/S-2)

Yasmin, Reno lalu membawa Yasmin ke pesta ulang tahun Aqila, dengan memperkenalkan gadis itu sebagai kekasih Reno. Tidah hanya Aqila, Rafa yang juga datang ke acara itu pun kaget melihat sosok Yasmin bersama Reno. Sementara itu, sejak bertemu dengan Yasmin, Reno sebenarnya sudah jatuh hati. Seiring waktu, cinta Rafa dan Reno kepada Yasmin ternyata terus berkembang. Sementara itu, Yasmin yang jatuh cinta kepada Reno memutuskan untuk tidak membiarkan cintanya berkembang lantaran penyakit leukemia yang diderita Yasmin. Sewaktu-waktu acara TV dapat berubah.


Olahraga

SENIN, 12 NOVEMBER 2012

LAMPUNG POST

I17

TAEKWONDO

Satria Teknokrat Rebut Piala Wali Kota Metro METRO (Lampost): Dojang Satria Tek nkorat Bandar Lampung berhak membawa pulang trofi Wali Kota Metro setelah tampil sebagai juara umum turnamen terbuka t ae k wondo s e - L a mpu n g yang d igelar Pengca b T I Kota Metro di GSG SMPN 1 Metro, Minggu (11-11). Pada turnamen selama dua hari itu (10—11 November) itu, dojang Satria mengumpulkan 5 emas, 2 perak, dan 4 perunggu. Juara kedua d i rebut dojang Saburai juga dari Bandar Lampung dengan raihan 4 emas, 2 perak, 1 perunggu dan berhak atas piala Kepala Dinas Pendidikan Metro. Sedangkan juara ketiga ditempati dojang Yonif 143/Natar, Lamsel, dengan menyabet 3 emas, 4 perak, dan 2 perunggu. Sementara itu, tuan rumah Metro yang diwakili dojang Willy’s Club A hanya berhasil mengumpulkan 2 emas, 4 perak, 3 perunggu. Turnamen yang pertama kalinya digelar Pengcab TI Metro ini ternyata mendapat antusias cukup tinggi dari dojang taekwondo se-Lampung. Terbukti, sebanyak 251 peserta ambil bagian pada ajang itu. Ketua Harian Pengprov TI Lampung Amril Yusam mengapresiasi turnamen terbuka yang dimotori

Pengcab TI Kota Metro ini. Amril mengakui banyak hal yang bisa diraih dari turnamen itu, di antaranya banyak bibit baru yang muncul dan berpotensi menambah jumlah atlet taewondo L a mpu n g. “ K a m i me n gharapkan mereka nantinya bisa menjadi andalan Lampung,” ujarnya di sela-sela laga final, kemarin. Dia mengatakan upaya Pengcab TI Metro menjadi contoh pengcab lain. “Ini amat strategis dalam rangka mengevaluasi atlet, selain menambah jam terbang juga diperoleh bibit berkualitas.” Sementara Ketua Pengcab TI Metro Sutrisna mengatakan pihaknya menginginkan evaluasi bisa dilakukan kontinu melalui turnamen terbuka untuk kemajuan dan perkembangan olahraga taekwondo di Metro. Tahun depan, Pengcab TI Metro akan menggelar turnamen terbuka Piala Wal i Kota. “Kami sudah mendapat restu Wali Kota Lukman Hakim.” Sementara itu, Ketua Panitia Rita Damayanti mengatakan turnamen kemarin me mp e r t a nd i n g k a n k a tegori prajunior, junior, dan senior. “Animo cukup tinggi dengan jumlah peserta mencapai 251 taekwondoin dari berbagai kabupaten/kota seLampung.” (CAN/O-3)

AP/CLINT HUGHES

JEGAL LAWAN. Gelandang Aston Villa Stephen Ireland (kiri) terjatuh setelah dijegal Paul Scholes dari Manchester United pada lanjutan Liga Primer pekan ke-11 di Stadion Villa Park, Birmingham, Minggu (11-11) dini hari. Meskipun sempat unggul 2-0, tuan rumah Villa akhirnya takluk di tangan pemimpin klasemen sementara Manchester United 2-3.

MU Kokoh di Puncak Usai Lakukan ‘Comeback’ BIRMINGHAM (Ant/Lampost): Javier Hernandez menunjukkan penampilan fantastis saat membantu Manchester United bangkit meraih kemenangan 3-2 atas Aston Villa pada lanjutan Liga Primer, Sabtu (10-11). Sementara itu, Arsenal gagal memetik poin penuh setelah ditahan imbang 3-3 olaeh tamunya, Fulham.

AP/ALBERTO SAIZ

JUARA SERI PENUTUP. Pembalap Repsol Honda asal Spanyol, Dani Pedrosa (tengah), merayakan keberhasilan menjuarai MotoGP Valencia atau seri penutup musim 2012 di Sirkuit Ricardo Tormo, Minggu (11-11). Tempat kedua diduduki Katsuyuki Nakasuga (Yamaha) serta peringkat ketiga Casey Stoner (Honda).

SEPAK BOLA

SSB Porham Gelar Turnamen U-13 METRO (Lampost): SSB Porham berkerja sama dengan h a r i a n u mu m La m pu n g Post Biro Tengah menggelar turnamen sepak bola U-13 perdana yang dipusatkan di lapangan Hadimulyo Barat, Kota Metro. Turnamen yang dimulai Minggu (11-11) itu d i i kut i 20 sekolah sepak bola (SSB) dari Kota Metro, Lampung Timur, dan Lampung Tengah. Peserta dibagi dalam empat g r up (A — D) den ga n si stem per ta nd i nga n se tengah kompetisi, di mana hanya juara dan runnerup grup yang berhak lolos ke putaran kedua. Turname n y a n g me mp er e butkan hadiah total Rp5 juta berikut piala dan piagam itu akan berlangsung hingga 5 Desember mendatang. Ke-20 SSB itu ialah Amor Met ro T i mu r, Wi rata ma Lampung Tengah, SSB Metro, SSB BD 17 Lampung Tengah, dan SSB TFC 24 Tejosari, Metro Timur. Mereka tergabung di grup A. Sementara g r up B bermaterikan SSB Paser, Metro Selatan; Timur Kejora, Lampung Timur; Hati Komet,

Metro Pusat; JFC Cengkehan, Kota Metro; dan Artajusi, Kota Metro. Di grup C diisi SSB Seputih Banyak, Lampung Tengah; Persega, Metro Barat; Wosakaling, Lampung Timur; Porham, Metro Pusat; dan Kauman United, Kota Metro. Sedangkan di grup D terdapat SSB Relak, Lampung Timur; TMS Lampung Timur; Garuda Muda, SSB Taruna Jaya, dan SSB Yoseka Kota Metro. Pada har i per tama ke marin Paser Metro Selatan membungkam Timur Kejora, Lampung Timur 2-0. Hasil itu membawa Paser memuncaki grup B dengan nilai tiga. Laga sebelumnya antara Amor Metro Timur dan Wiratama Lampung Tengah berakhir imbang tanpa gol. Amor dan Wiratama untuk sementara menempati peringkat pertama dan kedua grup A dengan nilai sama, satu. Hari ini (12-11), di tempat yang sama, partai pertama menghelat laga antara SSB Metro dan BD 17 Lamteng di grup A. Di partai kedua yang menggelar laga grup B, Hati Komet menghadapi JFC Cengkehan, Kota Metro. (OGI/O-3)

Pemain Aston Villa asal Austria A n d r e a s We i m a n n mengejutkan pemain United dengan mencetak dua gol. Tetapi, naluri mencetak gol He r n a nde z m a mp u membuat MU bangkit dari ketinggalan dengan mencetak gol pada menit ke-58 dan melesakkan gol kedua setelah tendangannya memantul bek Villa Ron Vlaar. Pemain berjuluk Chicharito itu akhirnya menyegel kemenangan MU lewat

tandukkan saat laga tersisa tiga menit. “Satu-satunya pikiran yang melintas adalah melakukan hal yang terbaik dan menjalankan instruksi pelatih. Dia menyuruhku melakukan hal yang biasa saya lakukan saat berlatih, yaitu bergerak mundur agar 0-2 dapat menarik pemain bertahan musuh,” kata Hernandez. “Tentu saja saya melakukannya. Saya menyerang, memancing para pemain bertahan dan berhasil.” United mampu memperlebar empat

beranjak dari posisi ketujuh klasemen, kalah empat angka dari posisi keempat Everton yang mampu mengatasi perlawanan tamunya Sunderland 2-1. Kejutan diciptakan West Brom Albion yang berada di urutan kelima dengan poin yang sama dengan Everton setelah menundukkan Wigan Athletic 2-1 melalui gol tandukkan James Morrison dan gol bunuh diri dari Gary Caldwell. Gol pertama mantan gelandang Liver pool Charl ie Adam bag i Stoke C it y meng u nc i MU bangkit dari kemena ng a n k a nd a ng 1- 0 atas Queen Park Rangers yang terpuruk di dasar klasemen lewat gol-gol yang dicetak pemain setelah Southampton menyalip The Londoners lantaran pengganti Javier Hernandez. bermain imbang 1-1 melawan dengan gol yang dicetaknya. Dua gol Swansea City. Reading dan Norwich penyerang Arsenal Olivier Giroud tamCity juga hanya berbagi angka setelah bermain imbang 0-0. (O-3) paknya tidak dapat membantu klubnya poin keunggulan dari tim peringkat kedua dan tiga, Chelsea dan Manchester City—yang baru bertanding tadi malam—dari sebelas laga yang sudah dilakoni. Sementara itu, Arsenal meraih hasil kurang memuaskan setelah unggul dua gol atas Ful ham termasuk peluang penalti yang gagal dieksekusi Mikel Arteta. Di kubu Fulham, Dimitar Berbatov mampu memaksakan hasil imbang 3-3

KETINGGALAN

POPWIL II 2012

Target Dwisukses Lampung Tercapai BANDAR LAMPUNG (Lampost): Tuan rumah Lampung sukses menggelar hajata n Pek a n Ola h raga Pelajar Wilayah (Popwil) II 2012 yang berak h i r Mi ngg u (11-11) seka l ig us sukses prestasi. Hal itu disampaikan Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Lampung Hannibal di selasela penutupan event prakualifikasi Popnas itu. “Alhamdulillah, Lampung sebagai tuan rumah Popwil meraih dua sukses, pelaksanaan dan torehan prestasi. Ini menunjukkan para atlet Lampung mampu berbuat yang terbaik buat daerahnya sehingga mereka dapat lolos ke Popnas tahun depan di Jakarta,” ujarnya. D i a me n a m b a h k a n d a r i s e g i pelaksanaan, semua berjalan sesuai dengan rencana. Walaupun ada beberapa kendala, semua itu merupakan dinamika sebuah perhelatan. Begitu juga dengan prestasi yang diraih kontingen Lampung. Pada Popwil kali ini, Lampung meloloskan beberapa cabang beregu maupun perorangan. Sebagai perbandingan, pada Popwil dua tahun lalu di Sumatera Selatan, Lampung hanya meloloskan

LAMPUNG POST/HENDRIVAN GUMAY

PENUTUPAN POPWIL II. Para peserta Pekan Olahraga Pelajar Wilayah (Popwil) II 2012 melakukan defile atlet saat penutupan di Stadion Pahoman, Bandar Lampung, Minggu (11-11). Jawa Barat keluar sebagai juara setelah mengoleksi 25 emas.

tujuh atlet nomor perorangan. Cabang beregu yang lolos ke Popnas tahun depan ialah sepak bola, tenis meja putra-putri, tenis lapangan putra-putri, dan bola voli putra-putri. Sedangkan di nomor perorangan Lam-

pung meloloskan atlet cabang bulu tangkis dan pencak silat. Tiga cabang beregu yang gagal ialah sepak takraw, bola basket, dan bulu tangkis. Untuk cabang yang gagal lolos ke Popnas, Kadispora berharap dapat

melakukan evaluasi dan tidak patah semangat. Sebab, kesempatan mencetak prestasi di tingkat nasional masih terbuka lebar. Tinggal bagaimana masing-masing cabang olahraga sungguh-sungguh membina para atlet secara baik dan benar. Sebelum upacara penutupan Popwil II, cabang sepak bola dan bola voli masih menggelar laga terakhir untuk menentukan juara Popwil. Di cabang sepak bola, Lampung gagal menjadi kampiun setelah di laga pamungkas di Stadion Pahoman, kemarin, kalah tipis 0-1 dari Jawa Barat. Gol semata wayang Jabar dicetak Febri Har yadi pada menit ke- 45. Meski kalah, kesebelasan Lampung berhak tampil di Popnas 2013 dengan status runner-up Popwil mendampingi Jabar yang menjadi juara. Di cabang bola voli, tim putraputri Lampung berhak mendampingi Jabar di Popnas 2013 setelah finis sebagai runner-up cabang itu. Di laga terakhir di Gedung Sumpah Pemuda Way Halim, kemarin, tim putra dan putri Lampung menaklukkan Kalimantan Barat dengan skor masingmasing 3-0. (WIN/O-3)


I

18

LAMPUNG POST

Lampung Post Golf Tournament 2012

SENIN, 12 NOVEMBER 2012

Robby M. Rebut Gelar ‘Best Gross Overall’

BANDAR LAMPUNG (Lampost): Pegolf Robby M. merebut gelar bergengsi best gross overall pada event edisi keempat Lampung Post Golf Tournament 2012 hasil kerja sama Lampung Post, Pengprov PGI Lampung, dan Yayasan Padang Golf Sukarame, Bandar Lampung, Minggu (11-11).

S

ementara untuk gelar best nett overall turnamen yang berlangsung di Padang G ol f Su k a ra me, kema r i n , d i ra i h Sa h i m i n Za i nud i n yang membukukan skor 67. Unt u k k ategor i nearest to the pin diraih pegolf Dodo S. Hidayat dengan jarak 3,75 cm dan nearest to the line diraih Turut Santoso dengan jarak 0 cm. Sayang, pada perhelatan tahun keempat ini belum ada pegolf yang dapat menciptakan hole in one. Pada turnamen yang diikuti 115 pegolf ini, Robby M. berhasil menyisihkan pegolf lain setelah membukukan skor 76 dan berhak atas gelar best gross overall, sedangkan Sahimin Zainudin yang meraih predikat best net overall mencetak skor 67. Untuk kategori A-flight men,

Edi Suasono menjadi yang terbaik setelah mencatatkan skor 70. R. Gultom (69) menduduki tempat kedua, serta Mariyun S. (73) di posisi ketiga. Juara kategori B-flight men diraih Ansori yang mencatatkan skor 67. Disusul di tempat kedua Udik (67) dan Ellen di posisi ketiga. Di kategori C-f light men, Heny Harsono menempat i posisi teratas dengan skor 67. Tempat kedua diduduki Rahmat Mirzani Djausal (67) dan M. Teguh (67) di peringkat ketiga. Sementara juara kategori ladies f light diraih Monica dengan skor 69. Seluruh juara mendapatkan trofi dan hadiah dari panitia. Acara yang berlangsung sportif dan meriah ini juga diisi pembagian doorprize bagi peserta yang beruntung. Pembukaan turnamen golf

berhadiah mobil Mitsubishi Outlander Sport bagi pegolf yang mampu melakukan hole in one ini ditandai dengan pemukulan bola pertama oleh Sekretaris Provinsi Lampung Berlian Tihang. Dalam kesempatan tersebut, Berlian mengucapkan terima kasih kepada Lampung Post yang rutin menggelar turnamen golf di Padang Golf Sukarame Bandar Lampung. “Event ini sangat baik karena Lampung Post turut membangun olahraga golf di Lampung.” Dalam kesempatan tersebut, Berlian mengharapkan dukungan pemerintah untuk me m ber i k a n ker i n ga n a n pajak bumi dan bangunan lapangan golf. “Keringanan pajak ini di harapkan bisa mendorong perkembangan olahraga golf sehingga makin maju.” (WIN/O-3)

Para peserta golf berfoto bersama sebelum dimulainya Lampung Post Golf Tournament di Lapangan Golf Sukarame, Bandar Lampung, Minggu (11-11).

Peserta termuda yang masih duduk di SMP, Ivana, berkonsentrasi saat akan memukul bola saat Lampung Post Golf Tournament di Lapangan Golf Sukarame, Bandar Lampung, Minggu (11-11).

Perhelatan Tahun Keempat Kembali Sukses

Pemimpin Umum Lampung Post Bambang Eka Wijaya memberikan tropf kepada best gross overall Robby M. (kanan) dan best nett overall Sahimin Zainudin, pada Lampung Post Golf Tournament di Lapangan Golf Sukarame, Bandar Lampung, Minggu (11-11).

S ek prov L ampung B er lian T ihang melakukan pemukulan bola pertama Lampung Post Golf Tournament di L apangan Golf Suk arame, B andar Lampung, Minggu (11-11).

Direkur Bank Lampung Syamsu Rizal berekspresi sesaat memukul bola ke salah satu hole pada Lampung Post Golf Tournament di Lapangan Golf Sukarame, Bandar Lampung, Minggu (11-11).

Perwakilan dari Bank Indonesia dan Pemimpin Umum Lampung Post menyerahkan LED LCD TV 42 inci kepada Ketua Yayasan Padang Golf Sukarame Subki usai Lampung Post Golf Tournament di Lapangan Golf Sukarame, Bandar Lampung, Minggu (11-11).

Seorang peserta golf memperkirakan kemiringan tanah di salah satu hole pada Lampung Post Golf Tournament di Lapangan Golf Sukarame, Bandar Lampung, Minggu (11-11).

S e o r a n g p e go l f w a n i t a b e r u s a h a memasukkan bola di salah hole pada Lampung Post Golf Tournament di L apangan Golf Suk arame, B andar Lampung, Minggu (11-11).

BANDAR LAMPUNG (Lampost): Lampung Post Golf Tournament 2012 yang digelar di lapangan padang Golf Sukarame, Bandar Lampung, Minggu (11-11), berlangsung sukses. Kompetisi bergengsi edisi keempat yang diikuti 115 pegolf ini merupakan salah satu kegiatan untuk memupuk prestasi Lampung dalam olahraga golf. Ketua Pengprov Persatuan Golf Indonesia (PGI) Lampung Syamsu Rizal mengatakan turnamen golf yang digelar secara berkala oleh Lampung Post ini merupakan salah satu kompetisi untuk mempersiapkan kader-kader pegolf yang siap berprestasi di event nasional. “Event ini selain ajang mengasah kemampuan, juga untuk memupuk silaturahmi antarpegolf,” kata Syamsu di sela-sela turnamen, kemarin. Sementara itu, Ketua Yayasan Padang Golf Sukarame Subki E. Harun mengatakan pihaknya menginginkan turnamen ini bisa diselenggarakan pihak-pihak lain, baik swasta maupun pemerintah, yang peduli untuk bersama-sama mengembangkan olahraga golf. Sebagai pengurus, pihaknya berupaya menyediakan fasilitas lapangan yang representatif agar olahraga ini mampu tumbuh dan berkembang lebih baik lagi. Meskipun demikian, dia mengaku kesulitan mendapatkan likuiditas untuk menambah fasilitas baru di Padang Golf Sukarame. Apalagi, kini terjadi penurunan jumlah pemain golf. “Kami perlu menjaga eksistensi jumlah pemain yang pindah ke lapangan lain. Untuk itu, kami berupaya menjaga eksistensi lapangan agar lebih representatif lagi,” kata Subki. Sementara itu, Ketua Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi) Lampung Rivan Novendra Salim mengatakan olahraga golf mampu memberikan efek yang sangat positif. Misalnya, mengontrol emosi, fairness, dan mengasah keterampilan. “Saya berharap event seperti ini sering diadakan. karena selain meningkatkan silaturahmi, juga mampu meminimalisasi terjadinya masalah atau konflik di Lampung,” kata Rivan. (WIN/O-3)

FOTO-FOTO: HENDRIVAN GUMAY


SENIN, 12 NOVEMBER 2012

LAMPUNG POST

I19


20

I

Pariwara

LAMPUNG POST

AC WINDA AC jual AC/Secd, serv/cuci AC, kulkas, dispenser, PS ms cuci dll, 257556, 7403726 08127921648 & 0721-7174866. Minggu Buka Agen AC RESMI PABRIK LANGSUNG. TERMURAH !!! Jika lebih mahal diganti selisihnya. Panasonic, LG, Sharp. Terima cuci, repair(Agen resmi) TIMMY ELECTRINDO Tlp 242222, 7444470

AHLI GIGI RAMA DENTAL ahli bikin gigi, psng behel gigi Jl P. Antasari 18/dpn bioskop Sinar Bdl. 0812.7945122, 0721268544 Jl.HOS Cokroaminoto 18 Kebon Jahe.

BUS WISATA Sedia bus untuk wisata rohani, darma wisata, bus khusus wisata, keselamatan penumpang prioritas kami. Klik www.darmadutawisata.com. Hub. 08154019822

DIGITAL PARABOLA Spesialis Parabola system distribusi Sales & Service. Sedia Indovision/top tv dll. Hub. 0811.722855, 475331

FOTO COPY LAMPUNG FC, jilid hard cover/skripsi, spiral kawat, Jl. Wr.Monginsidi 23 B Tanjung Karang Bandar Lampung telp.0721-256053, 08127272602

FURNITURE Minimalis Produksi, interior + furnitur,spesialis furnitur minimalis modern, Jl.Flamboyan Raya No.14 Tjg Seneng 0721-9085166

HORDENG NEOCLASSIC INTERIOR trm pemesanan gordeng,vitrage,vertical/horizontal blind dll, hsl memuaskan,hrg variatif. hb.081369342793, 081977972187

INDEKOST

SAFIRA Interior: membuat kichen set, kmr set, lemari pajangan, bar, meja kantor, counter bank, partisi. Showroom: 0813.79129108, 7164443, 0813.79337474

KEHILANGAN STNK BE 5654 CS, Noka. MH8BE4DFA7J326544, Nosin. E451-ID-326641, an. Muhadi. STNK BE 5887 YW, Noka. MH1KC311XBK141071, Nosin. KC31E-1140266, an. M. Asyrofi.

Yana & Yoan terima kost u/ bln, mingguan, harian Jl R. Intan blkg Bank Mandiri Gg. Mawar No. 56 parkir luas. Telp. 0721-259572, 087899121975

STNK BE 3396 EF, Noka. MH328D30CAJ073013, Nosin. 28D-2072996, An. Kasno

Kost Griya Mentari, AC/Non AC,TV,KM dlm,laundry,pantry.KompGriya Madu Permata Blk Emerald A-4,Jl.Ridwan Rais.Hub:081398119447

STNK BE 7496 EO, Noka. MH1JBC119K136006, Nosin. JBC1E-1134946, An. Tusino

Asrama mhs trm kos pel/mhs/ umum/th/bl/hrian air byk, brsh cck utk ktngn bel lok K.Baru blkg unila 16 k hb.085383564512 Kost executive Penginapan dan Perkantoran DIVKA Residen Faslt AC, TV, Laundry, Bank dll Jl.P.Antasari No.114, Telp.0721 269763, 085658800281

INTERIOR NADIA INTERIOR, Mendesain/ Membuat kitchen set, kmr set, lemari pajangan, counter, bar, counter bank, meja kantor, r. karaoke. Phone 470206, 0811792863

KESEHATAN PIJAT KEBUGARAN

KOMPUTER Laptop murah hy 1,3 juta, kondisi normal bergaransi, stock terbatas, hub segera 081319900982

KURSUS -KURSUS MENJAHIT Bisa cpt cari uang disk 20%-50%, bisa disalurkan kerja. Cpt2 ikut kursus menjahit &mode JULIANA JAYA.T.Umar Gg.Kiwi 5.Cp 701677081540816997

MESIN FOTO COPY CV. Mitra Abadi jual, sewa, perbaikan, suku cdg, tinta, foto copy, msn Analog & Digital. Hub. 7505050, 0812. 7909898

MUSIK ADI Musik: jl/tkr tmb: i5(4) i4(5) i3(5,5) Pa50(7) Pa80 Pa500, PSR900, KN1400, 2400,2600,X50,CORA,Blazer,Beta 3

Vivi Urut Tradisional, refeleksi dll. Terima panggilan. Hb. 0721-7179066, 085267904681, 081933591789 N I S A M A S S AG E U R AT, terapi pengobatan,perwtn, bisa dipgl. 082181823301

KOLAM RENANG

,PV16ch,8ch,CS800,AD3600,Behr. 20 ch, a/esis,DOD, AXL. Ph.268983, 081369139529. SINARTA musik pernikahan, saurmatua, orgen tunggal, pesta bonataon dlm & luar kota. Hub. 085216105475 Drs. Edison E. Sinurat.

Dunia Kolam Renang: Pembtn, prwtn, perbaikan, obat-2 an, peralatan Jl. Hayam Wuruk 198 E Kedamaian tlp. 0721- 7444567

Paket alat music band Rp.15jt dijual seharga Rp.10jt saja (New) Sound System Tasso T3 ±6000w Rp.48jt (second, new Rp.100jt) OBRAL alat band &

Rmh dIkontrakkan strgs, 3Kt, List 1300W, pdam, sumur, Jl.Way Pengubuan. Hb.08521-3603 104, 0857-6819 7360.

Dijual tnh 572 m2, di Jl.P. Bangka, sukabumi, SHM, hrg 480rb/m2,ng, hub.082175533374

soundsystem berbagai merk terkenal, disc s/d 40% Yamaha,JBL,Mackie,Allen & Heath,AXL,Sonor,Tama,RMV,Iban ez, Artrock,Cort,Best,Rhyme,Gallien Krger,dll Rama Swara telp.(0721) 251652-0811792034

PENGINAPAN PONDOK PALAPA, HARGA MULAI DARI 85 RBU, DI PUSAT KOTA, FAS : AC, TV, KM PRIBADI, BREAKFAST, PARKIR LUAS, JL. P.E.M NUR 7623158, 7188333, 087899764477, 085380151888

PELUANG USAHA Ingin penghasilan part time 3-5 jt/ bulan. Hubungi. 0821.3065.8882, 0857.8874.4427

PENDIDIKAN PRIVAT LBB SMART PRIVAT tlp.0853822 86133, 085769650375 Bimbel & Privat TK-SD-SMP-SMA-SMK Privat Siklus Guru dtg kermh semua pelajaran SD,SMP,SMA Hub:07217481330/0857-68003557 Privat Bintang Education smua pljrn TK, SD, SMP, SMA, umum, mengaji, guru dtg ke rmh, professional & sabar, siap UN, semester. hub. 07213667558, 0813 69 277 269

PENGOBATAN Koyo penyerap racun & toksin merk kinoki gold hrg 30rb sekotak hb.082375381764

ALUMINIUM

almnium, folding gate, rolling door, rak alm dll, mrh ber garansi. Hub. Toko MITRA Jl. Samratulangi 33 A tlp.7477282, 081379200333

APARTEMENT DIJUAL Dijual 2 unit apartemen setia budi residence, daerah elit medan, dkt Univ USU type 6x3, view pool LT 3 & 5 kontan bertahap 48x cicilan 1-5 bln: 5,4jt, 6-48 th: 3,44jt pulangi DP 60jt hb.082175533374

ARSITEK HK STUDIO ARS: Desain Bangunan – Kawasan (gambar visual 3D, DED, RAB). Hub. 0812.6104922, 0721 7311388

BAHAN BANGUNAN FOLDING GATE Moga Jaya Folding Gate melyni penjualan bahan & pembuatan folding gate harmonka juga mlyni pembuatan trails, pagar, canopy, stenlis & besi tempa, work shop Jl. Tawas 31 Yosodadi Metro tlep.0725-7007373, 0812.72324459

GUDANG DIJUAL Djl gdg lok strtgs sntra hsl bumi LT 2880 Lgdg 612, Lkntr 90 imb prsw lpg hb.082185011855

KOLAM DIJUAL KOLAM IKAN cck utk lobster, Kp Baru Unila, SHM, 1400 m2, 750 jt/ nego. Hub. 0812.72738989, 771704, 081379789456

RUMAH DIJUAL Dijual rmh SHM, di Gading Rejo Pringsewu hub. 081379001115, 081379885106 Dijual cpt nego Rmh 2LT,6KT, listrik 1300, telpon, sumur bor, Jl. Pulau Seram No.19 kampung sawah, Hrg 575 jt. Hub.08127251444 fendi (no sms) Rumah Kelapa 3 Asri Gd Air TKP 1,5 Lt type 38, 1 km, 2 kt, SHM (300 juta). Hub. 085766720419 (tdk sms) Rmh Jl Griya Zamrud Blok Z/30, WHP (blkg ktr camat) Hub.0811976441, 081279259282, 08127960306 Dijual rmh bsrta isinya, 2 lantai, bgnan br, LT 200/M2, LB 250/M2, 4 kmr tdr, smr bor, lstrik 1300 W, R.Tamu, R.Kel, R.mkn, dpur, grasi, 2 kmr mndi, lok. Jl. Raflesia Gg.Mawar Putih No.18 Hub.081369108881, harga nego Rmh Jl A. Dahlan 39 Pahoman (br renov. tgkt,hook Jl Way Kanan sebrang MTSN 1, ex wartel) Hub. Pemilik Way Semangka atas 61 (Bpk Yulifan Farid) Rmh dijual cpt 2 rumah,LT/LB 361/108 & LT/LB 213/216, Jl. W. Monginsidi Gg.Murai 26 T.Betung,garasi luas,SHM. Hub:0821-81050309,0721-273348

DIKONTRAKKAN Dikntrkn rmh LT 600 m2, 5 KT, KM dlm,AC, Jl.S.Hamdani Palava V A No. 49 A lbh ratu 081369026777, 081338913169 Rmh dikontrakan, 3 kamar, AC & Furnitur, Jl.Way Pengubuan No.44, Pahoman hub. 081272693970

RUKO DIJUAL Jual ruko 2 lt, LB 15X20 M, LT 700 M, JL.Ikan Bawal 31/40 B.Lampung, hub.0721-484498, 081369089567 Dijual segera Ruko 2½ lantai, Sertifikat Hak Milik, Luas bangunan 106 m2, lokasi strategis, kawasan bisnis Jl. Ikan Bawal No. 122 Teluk Betung Bandar Lampung, Air Ledeng, Telpon, Listrik, Harga 1,2 m. Bagi yang berminat hubungi: 081534518599, 08127905785 (tanpa Perantara)

TANAH DIJUAL Tnh 845 m2, Jl.P.Bangka Sukabumi pgr Jln. Aspal, SHM, 490 ribu/m, nego hub. 081369549158 Tnh blkg RS Islam, Hajimena 1,5 km msk ked lm, SHM, luas 600 m, hrg 75 jt, ng hub. 081369549158 Dijual tnh 6000 m, SHM, hrg Rp.230/m, nego, Jl.S.Hatta bypass blkg kt.capat kedaton b.lmpg hub. 081540885590 Dijual cepat tnh 340 M2, SHM, METRO PUSAT Jl.Imam Bonjol,

Anda telat bulan & lancer haid..??? kami ada solusi cepat & aman, cukup 1x pakai dlm waktu 3 jam d;jamin lsg lancar 100 % aman tnp efek smpng, BERGARANSi sampai tuntas. 082169071222, 082388563333

RUPA - RUPA ATASI MAMPET Spesialis Atas Mampet Sal. Air, Wastafel, WC dll, tanpa bongkar garansi, bisa kuras sumur. Hub. 082180803233.

MINERAL AYAM MYCOTAKE “21 hari panen” pakan Aditive,hemat pakan,hemat waktu, bobot naik @ 250 rb/sak + sedia filter air minum ayam Hp. 081349379466

SENIN, 12 NOVEMBER 2012

Wahyu Elektronik. Servis berbagai merk TV, kulkas, m.cuci, kpr gas, genset, P. Air, dll. Hub. 0812.72302983. SERVICE PANGGIL AC, Kulkas, Frezer, M. Cuci, W. Heater, dll. Hub. 081272590428

SUMUR BOR CV. Agil mnrm pmbuatn smr bor, service p.air, semirsibel, penjualan pompo & jet pomp Hb. 082372591806, 085769664109, 081274702211 “RIZKY BOR“Menerima Pembuatan Sumur Bor Mesin,Service Pompa air,Gulung Dinamo,Instalasi dll Hub:085367519001, 08179136574

WALET

SEDOT WC Sedot tinja/wc pakai mbl tangki & atasi mampet slrn tnp bkr, dlm & luar kota, bs sewa toilet portable. 07217400060, 085377528233

SALSA/YOGA/DANSA

Buana Jaya Walet Jl.Kartini 98 (sbrg BNI) tlp.262686 jual alat-2 Walet, telur, sound sytem, Timer dll.

LOWONGAN Dbthkn gr bimbel mtk, IPA/S, English min S1, gr sempoa, srta staf ADM min SMA sdrjt, lmrn krm lgsg ke bimbel sukses natar Jl.Ry Natar dpn Bank Lampung ntr mulai/ 6 sd 13 nov 12 CP.08127924947

Dibthkn Pramu & Kasir P&W max25th pdk SMU, Sopir Pria max35th, SIM B1/A pdk SMP, Security pria max 30th pdn SMU. Lmr lkp dtg lsg jl. Tembesu 8 Campang Raya

Dbthkn sgr Mngr Operasional, SPV, Opertr, Waitris, brpglman, krm lmrn ke TANAKA KAROKE, ex Holiwood Karoke, Jl.Yos sudarso No.272 TB.482304

Dibutuhkan 2 orang tukang pangkas rambut, yang berpengalaman hub. 081279459095

Dibutuhkan GURU BAHASA MANDARIN utk tingkat TK, SD dan SMP @ilab (bimbel khusus national plus & international schools students). Contact: Teny 082185000068 PT.Mutiara Putra Utama, di bth TKW tujuan, SGP, MLY, HKG, TWN, proses cpt, resmi uang saku 4 jt, pot gaji kcil hub.081279495999, 08788346666, 081929890666, 085766881666 Asyiknya dunia anak & kesempatan berkarier dunia TK dftrkn diri anda kursrs singkat 6 bln & lgsg pnmptn hub.sgr 085788822699, 082181311102

Dibutuhkan min usia 18 th, untuk dibimbing menjadi konsultan nutrisi hub. 0812.1958.5709 Restouran Bebek Van Java membthkn seorg manager, pria min. 30 th, siap bkrja keras, turun kelpgn, punya kendran sndri & sim, penglmn kerja min 3 th, CV & lmrn anda ditujukan ke Jl. Dr. Susilo 101 Telp. 0721-9966961 & 081933555561 PT PLANE TINDO ARTA Natar, Jl. Ry Natar dpn Bank Lpg membth Tng Counter. Hub. 0812.79179090, 081540982345.

Membentuk badan jadi padat & berisi, mencegah penyakit hub.0721473097

SERVICE DARMIN Elktrnik trm srvice pnggil TV, VCD, DVD, speakr active, k.angin, strika dll (bs tukr tmbh). Hub. 082184364724, 087899506812

DOKTER AIRA Skin Clinic Membutuhkan Dokter Umum untuk Kota Bandar Lampung ~ Wanita, kulit wajah bersih & tidak bermasalah ~ Domisili di Bandar Lampung Lamaran dikirimkan ke : AIRA Skin Clinic JL. RE. Martadinata 15, Solo SMS : 08179775500

PROPERTI Spesialis kusen, jndla, partisi, pntu

OBAT TELAT BULAN

KLINIK PENGOBATAN TRADISIONAL SPECIALIS DITANGANI OLEH AHLINYA

Bpk. ABDUL AZIZ

Dijual sgr sebdg tnh 22 x 40, SHM + 760 m2, Jl Hi. Said Gg. Kadu Pedang No. 88 Kel. Kotabaru TKT Bdl Hub: 0816401387

Yang Sudah Teruji & Berpengalaman DINKES.448,502.09.2011

Pastikan anda berobat pada ahlinya Tanpa Efek Samping Permasalahan semua Agama & usia. Bukan Bahan Kimia Menggunakan RAMUAN TRADISIONAL Disertai penerapian yang unik dibantu do’a

Tanah dijual, SHM, Kedamaian, luas 357 m2, Jl.Ridwan Rais BDL, Hub. 7407673

MENGATASI KELUHAN PRIA & WANITA * MAMPU MENGOBATI MATA KATARAK/RABUN Pria: 1. Impotensi Total Normal Kembali 2. Lemah Syahwat/Ejakulasi Dini 3. Disfungsi Seksual 4. Diabetes 5. Kesuburan Sperma 6. Stamina Pria 7. Menambah Ukuran Kejantanan Besar Panjang Keras Tahan Lama

Tanah, kebun, SHM, 798 m2, Desa Negara Ratu dkt mal millennium hub.081367711698, 0721-7311388 Tnh 2,1 Ha Jl Raya Sidomulyo (Trans) depan SPBU,SHM, Rp. 100.000/m2 Hub. 085369480372

00

00.0

a

Biay

Rp.5

Wanita: 1. Menjaga Keharmonisan Pasutri 2. Ramuan Rapat Vagina 3. Keputihan 4. Membuka Aura Kecantikan & Ketampanan 5. Memperindah Payudara 6. Ingin Mudah Keturunan 7. Kangker Rahim Kista 8. Ingin Pasang Susuk

ALAMAT PRAKTEK Jl. Teuku Umar Gang Gajah No. 45 Kedaton, (depan Makam Pahlawan) Bandar Lampung Telp. 0858 4011 1656 – 0812 7225 5554 Buka setiap hari pkl. 08.00 – 21.00 WIB Segera dapatkan & Buktikan Khasiat Pengobatannya Hanya di Klinik Bpk. ABDUL AZIZ

Tnh 4.600 M2, Jl Raya Trans Kalianda, Desa Lubuk Kalianda,Lamsel,SHM, Rp. 150.000/m2 Hub. 085369480372 Tnh 10.800 M2, Jl Raya Trans Kalianda Sidomulyo, Lamsel,SHM, Rp. 125.000/m2 Hub. 085369480372

TOKO DIJUAL Jual toko tanpa perantara, toko Lagaligo, Jl.Gatot Subroto no.10 pahoman bdl, hub.lgsg 081355906386, 082191148857 Hj.Andi Anisa

TANAH KAVLING Dijual tanah kapling, Desa Sidosari, Natar, Lamsel dpn Balai Desa Sidosari, Luas 170 m2, hrg 25 juta nego, BU, hub. 081279029666

smpg pool bus hrg 272 jt nego, hub. 081288005254 Hajimena Natar, SHM, cocok utk invest, hrg 85 jt, ng, hub.082175533374 Dijual tnh 845 m2, di Jl.P. Bangka, Sukabumi Indah pinggir jln cocok u/ t,pt tinggal & usaha, SHM, hrg 490 rb/ m2, ng, hub.082175533374

Merek Anda Bermasalah, atau ingin Daftar? Hubungi Kami :

ARDAN NASUTION INTELLECTUAL PROPERTY Konsultan Merek, Paten, Hak Cipta, Desain Industri dengan Reputasi Internasional

Office : Gedung H. Mugni Lt.2 Jl. Raya Jatiwaringin No. 1000 Jakarta Timur 17411 Website : www.ardannasution.com E-mail : ardan@ardannasution.com | ipr@ardannasution.com Hotline : (021) 849-79-690 | 0813-1628-1105


Pariwara

SENIN, 12 NOVEMBER 2012

LAMPUNG POST

I 21

OTOMOTIF

MOBIL DISEWAKAN UJM RENT CAR New Inova Diesel, New Avanza, antar / jemput bandara, harian / blnan Hub. 260633, 7442800,

DAIHATSU Xenia Xi 1300 plus, merah maroon, PS, PW, VR, BR-Baru, mobil terawat tgn-1, hub.085758516866

085287815588, 081217983555,

Luxio Juni 2012, km 9000, hitam,

087886178888, 085769220808

u/ kool jok kulit 135 juta, nego. Hub. 081279299910

Ramadani Rental Mbl : Inova, Avanza, Xenia, APV Hub: 085381018000 & 081279436333 Smpg RSJ No. 43 Kurungan Nyawa Kab. Pesawaran. CV. SAMANIA. Cary/Futura 125 – 175 rb Bndra 100 PU/Kda 150-200, Avz/ Xen/Apv/Kjg 200-250, Inv 300-350. Hub. 0721-7344447, 9901230 JONI NIAGA RENT CAR: Inova, Kijang Capsul, Avanza, Xenia, APV, Altis, ALphard. Hub. 7403700, 7692086, 0812.7264905 ******** OTO RENT CAR ******* ******** XENIA / AVANZA ******* ***** 200 rb/hari – 4Jt/ bln ******* ***** syarat mudah - harga murah *** Call 241241, 7301153, 081279773313 ****** OONK RENTAL CAR ****** Sewakan Sedan Pengantin, Innova, Avanza, Xenia. Hub: 0721-7471813, 0811.799813

MOBIL PENGANTIN Disewakan MOBIL PENGANTIN Mercy New Eyes Warna Silver. Berminat hub. 0721-7361700-0811728117

MOBIL DIJUAL CEVROLET Cevrolet Aveo silver’05, be, orsnl, siap pakai, hub.082326036565

Taft Hiline’91, hjau strum,BE,BR,bdy mls, S.pkai H.46jt, hb.081540884008 Jual cpt BU, Terios 2007 TX, Hitam, ors, mewah, BE Kodya, AC DB dingin, dijual cepat. Hub. 081369363298

Espass pick up’00, be, biru, jl. hayam wuruk 68A kedamaian hub. 085658882382 Rocky’97, independent, hrg nego, biru metalik hub 08538182005, 085368361111 Grand max PU’09 biru tua BE, harga nego siap pakai Hub. 081379766664 Espass Mini Bus ’98, biru BE, harga nego Hub. 081379766664

Jazz Idsi, matic ’04, b, gold, jl.hayam wuruk 68A kedamaian hub.085658882382

Mitsubishi Truck-Fuso fm 516

CRV, Matic,2000 cc, Plat B, Hitam, pribadi, seven seat, km 72rb, AC dingin, full ori, trwt. Hub. 0899.7600003

081315617418

ISUZU

L, th 1997 hrg 150.000.000, hub. 085269613331, 087788919747,

Mitsubishi CD-FE 349 H, th 2006, hrg 150.000.000, hub. 085269613331, 087788919747, 081315617418

Panter LV’04 akhir, barang mulus, siap pakai, jual cepat 116 jt, hub. 081280549669

Mitsubishi Greandis A/T’06 , mls hitam, mits Lanser ex A/T’09 Silver hub.0811728748

SEDAN CLASSY ‘ 92, merah BE siap pakai nego Hub. 081379766664

Panther LS 2006, orisinil, Hitam, turbo 2,5, kondisi siap pakai, plat BE, hrg 167 jt nego, hub.085368432008

L300’99, Solar, coklat tembakau hub

Dijual cpt Xenia bergaransi dp awal 37jt angs 2,7jt 3th, Hub. 081272341188

Taft Hiline ’94, biru tua, BE ban 33, body mulus harga 115 jt Hub. 081271425499

Grand Royal th 97, merah, be, ac, dbl, pwr wndw, vr, siap pakai hub.085213476565

0811724576.

Xenia Xi Family’08 Biru Muda Met, pjk br, Ori, spt br, VR, komplit, Bs krdt Ng. 081379876999

Taft Hiline pick up’93, BE, Biru, hrg nego. Hub. 081379986809

Panther Grand Touring 2,5’10, be, acdb, coklat met, Jl.Hayam Wuruk 68A Kedamaian. Hub.085658882382

PROMO DAIHATSU ALL NEW XENIA DP Rp 19 Jt-an TERIOS DP Rp 23 Jt-an GRAND MAX PU DP Rp 8 Jt-an GRAND MAX MB DP Rp 16 Jt-an SIRION DP Rp 21 Jt-an LUXIO DP Rp 16 jt-an Free Jasa Service 50.000 KM, melayani Liwa, W.Kanan, T.Bawang, Kt.Agung, Tanggamus,Kalianda dll. Proses mudah & cepat. Hub. ANGGA DAIHATSU 0813.69538676, 3661581.

Xenia Li Family ’06, Gold, BE Kodya, siap pakai, harga nego. Hb. 0812.79236565.

FORD Sedan Ford Laser th 97, wrn merah, be, bodi mulus, siap pakai 23 juta negi, hub. 081379986809

Honda All New CRV 2.0 A/T’2010 Putih Mutiara, ban baru, pjk pjg,

Terios Type TX MT’07, silver, variasi full, tgn pertama, pjk bln 9, hrg 150jt. Hub. 081369432000

mls spt baru, hrg 305 Jt nego. Hub.

Jual cepat Grand Max pu 1.5 cc th‘2011, hitam, BE Kota madya, pjk baru, ban baru, AC dingin, Audio lengkap, VR, PS, mulus, istimewa, hub. 081369363298

B, masih ada asuransi, allrisk tangan

Daihatsu Rocky th 93, be, ac, vrbr, wrn hitam, jl.hayam wuruk 85 kedamaian hub. 0721-3624000

Panther Royal 2.5 Th’96, BE,AC,VR,BR, Buri Met. Hb.0721 3624000

0812.79049277.

JAZZ tipe S’A/T 2008, hitam, plat pertama, hub.santo 081379358787

KIA

mulus, hrg nego, tgn pertama, hub.

MERCY

merah siap pakai, hrg 32 jt nego Hub.081379986809

MITSUBISHI Mitsubishi Lancer ’94 (EVO 3), silver, kondisi mesin 80%, mlus, hrg nego yg berminat hb. 085669729366 Mitsubishi FE-Colt diesel 119, th 1997, hrg 35.000.000 hub. 085269613331, 087788919747,

istimewa, hub. 081369519239

081315617418

Kijang mini th 91 long bodi, mulus, siap pakai plat be, 45 jt nego, hb.081379986809

Futura GRV’02, BE, merah, hrg nego hub 08538182005, 085368361111

Toyota Vios Ex Taxi’05, hitam, plat B, accessories lengkap, hrg 85 jt, nego, Kijang Krista 03, hitam silver, be kodya, bensin, istimewa, hub. 081369519239

APV Pick Up’2011 BE, Hitam, Jl.H.Wuruk 68 AKedamaian Hb.0721 3624000

TIMOR Timor Dohc, biru’99, be kodya, mulus, sound sstm, siap pakai hub. 082179967007

Timor’97 SOHC, Biru Met, siap pakai, harga nego. Hb. 0812.79236565.

TOYOTA Kijang LSX-UP th 2000, hitam, Solar, PS, PW, Ban baru, TV, DVD, full variasi, jual cpt bisa TT mbil hb. 0811792058

L300’06, Hitam, BE. Hub. 0853. 6836111, 0811724576.

Starlet Capsul th 90, be, ac, ps, cd, An. sendiri, putih mulus, 45 jt nego

NISSAN

hub. 082377017650

Terano Spirit 01, hitam, B, roda blkg, siap pakai hub.082179967007

OPEL Mercy F 300, th 1992, hitam, BE,s. pakai, hrg nego. Hub. 081369411030, 085378709022

CRV 2.0 AT 04, hitam met, BE kodya,

Mitsubishi TSS mini bus 1997 warna

Dijual Kia Picanto hitam thos, be,

Honda City Z.VITEC’01, siap pakai, hub.081274568439

Hayamwuruk 68 A Kedamaian hub. 085658882382

Innova Diesel V’2011 Manual, Solar Dex, Plat BG, All risk & STNK 9-13, KM 20 ribuan. Hub. 0811.797941.

JL CPT KATANA GX’90, power stering, DVD, hrg 38 jt, nego, pjk januari. Hb.0725.43372

TS’09 Biru, BE. Hub. 0853.6836111,

L 300 PU’09, be kodya, hitam Jl.

0811799275, 0811799274

HONDA

08538182005, 085368361111

Suzuki Carry-Pick Up 1,5 th 2007, hrg 30.000.000, hub. 085269613331, 087788919747, 081315617418

Opel Blazer montera th 2000, kon-

Inova G th’ 08 BE,bensin,abu2 met

silver, 140 jt Jl. Hayamwuruk 68 A Kedamaian hub. 085658882382

Avanza S 1,5’10, BE, ACDB, VRBR, hitam met, 140 jt Jl. Hayamwuruk 68 A Kedamaian hub. 085658882382

Kijang Pick up’ 81,BE, super mulus siap pakai. Hub. 081379986809

Yaris Tipe E manual ’09, BE, AC, VR, BR, TV,Merah Met, Hb.0721-3624000. Avanza G’07 Be, ACDB, VR,BR,Hijau Met, 120Jt. Hb.0721-3624000 Kijang Super Th’94, AC, warna Putih, hrg 63 Jt. Hub. 0721-3624000. Kijang Kapsul pikep th’99, wrn htam, be, bodi mulus, siap pakai, hrg 67.500.000 hb. 081379986809

Xenia 1,3 th 10 & Avanza th 11,

TRUK DIJUAL Fuso missi th 2000 bak bebagua, pelat be, siap pakai, 275 jt, nego hub.081379986809 Toyota Dyna Long Light Truck 3700 CC, tahun ‘05 harga Rp 60 juta Hub. 0811 861 739, 0818 0845 1724, 0852 6961 3331 Rino Engkel’91 Merah, siap pakai, BE Kodya, 45 Jt. Hb.0815.41287866,

Kedamaian hub. 085658882382

0721-7380909.

Opel Blazer LT’99, Abu-abu Met, BE

Didol Kijang LX’01, Hijau Met, BR, VR,

Kodya, siap pakai, harga nego. Hb.

Tape, ACDB, jok blk ngadep dpn, 91Jt

0812.79236565.

nego. Hub.0853.68205907 Toyota Dyna-Rino BY 43/6 ban, th 2002, hrg 65.000.000, hub. 085269613331, 087788919747, 081315617418

PIN BB 283FF6DC

INNOVA

Yaris

All New Avanza

Revo CW’2010 akhir, BE Kodya, mulus, nego. Hub. 085380904994 Smash CW tahun 2004, wrn biru, be, pajak hidup, hrg 5.500.000 nego hub. 085215436438

Mio Soul bln 4 Th’2011, Merah, ada asuransi, 12,5 Jt nego. Hb. 085380672578.

OVER KREDIT Viar Karya 150 cc, pulangin 6 jt nego, 685rb/bulan sisa angsuran 20 bln, siap pakai, butuh uang cpt hb.082181684224, 089633131147

met, 182 jt Jl. Hayam Wuruk 68 A

Harley Davidson Ultra Clasic’2006, 3000 km mulus sekali, 99%. Mabua: Goldwing 2012 Brand New: Trial KTM Excf 250, 2013. Call Joko 08127207940

TIGER warna hitam tahun 2010 bulan 5 masih mulus terawat hitam jarang dipakai hub. 085669939689

silver, Nego Hub. 085381018000

Inova G’09, BG, ACDB, VRBR, huitam

PW, Ban baru, TV, DVD, full variasi, jual

Suzuki Smash’2008, Biru BE Kodya, pajak hidup, hrg 7,5 Jt nego. Hub. 0852.15436438.

Kijang LSX-UP th 2000, hitam, PS, cpt bisa TT mbil hb. 0811792058

Suzuki Sidekick 96, ungu metallic, dvd, ban 31, 8 biji, body kaleng 65 juta, nego hub. 085267336111

Kijang LGX efi 1,8’04, be, acdb, vrbr,

Rawalaut Hp. 082181420033

harga nego hub. 081369900065

85 kedamaian hub. 0721-3624000

OVER KREDIT Avanza G 1,3 vvti’07, be, acdb, hijau met, 118 jt jl.hayam wuruk 68A kedamaian hub.085658882382

MOTOR DIJUAL

pw, ps, vr, biru met, jl.hayam wuruk

terawat/52000 KM Jl. Kenanga 34

disi sangat mulus tdk kecewa pjk pjg

SUZUKI

K i j a n g P U ’86 Kepala Kotak , mulus, sasis, BE Kody,30Jt nego. Hb.081379986809

Kijang SGX, kapsul th 97, be, acdb,


I

22

Daerah

LAMPUNG POST

SENIN, 12 NOVEMBER 2012

DARI PEKON KE PEKON

KECELAKAAN

Suami-Istri Tewas Tertabrak Bus ALS

PAD Walet di Metro Masih Nol METRO—DPRD Kota Metro mengisyaratkan alih fungsi bangunan sarang burung walet. Hal itu menyusul boncornya realisasi pendapatan asli daerah (PAD) dari sektor pajak sarang burung walet hingga triwulan terakhir 2012. Wakil Ketua DPRD Kota Metro Herman Sismono mengatakan pihaknya justru menyetujui alih fungsi bangunan sarang burung walet untuk usaha lain, seperti gudang dan sejenisnya, sehingga keberadaannya memberikan kontribusi terhadap PAD Kota Metro. “Akan lebih baik jika bangunan sarang burung walet tersebut dialihfungsikan untuk usaha lain, seperti gudang dan sejenisnya, sehingga keberadaannya memberikan kontribusi bagi PAD Kota Metro,” kata Herman Sismono, Minggu (11-11). (OGI/D-2)

Pejabat Tuba Barat Banyak Kembali ke Tuba PANARAGAN—Sejumlah pejabat eselon II dan III di Pemkab Tulangbawang Barat (Tuba Barat) akan kembali ke kabupaten induk, Tulangbawang. Para pejabat ini dikabarkan akan dilantik menjadi kepala dinas dan badan setelah pasangan Hanan. A. Razak dan Heri Wardoyo (Handoyo) dilantik menjadi bupati dan wakil bupati. Para pejabat yang akan mutasi ini sebelumnya pernah menjabat di kabupaten induk, di antaranya kabag perlengkapan (Ferli), sekretaris PMD (Ebek), kabid Ekonomi, Bappeda (Nanang), kasat Pol. PP (Ismet). Sementara itu, isu rolling besar-besaran sudah mulai terhembus di kalangan para pejabat di kabupaten induk. Isu rolling ini mulai meresahkan para pejabat eselon II dan III. Bahkan, sejumlah pejabat mengaku pasrah terkait dengan isu tersebut. (MER/D-2)

Dinkes Bagikan Mesin ‘Fogging’ KALIANDA—Upaya mengantisipasi demam berdarah degue (DBD) di wilayah Kabupaten Lampung Selatan, Dinas Kesehatan (Dinkes) Lampung Selatan telah membagikan satu unit mesin fogging pada masing-masing puskesmas di wilayah kabupaten ini. Bahkan, Dinkes Lamsel pun telah membagikan 5—6 kg abate di tiap puskesmas. “Kini kan sudah mulai musim hujan. Maka, Dinas Kesehatan (Dinkes) Lampung Selatan telah mengumpulkan pengelola DBD dan dokter puskesmas. Ini di lakukan guna mengingatkan kembali pada mereka (pengelola dan dokter puskemas), agar melakukan penyuluhan kepada masyarakat di wilayah kerjanya dalam rangka memberantas sarang nyamuk,” ujar Sekretaris Dinas Kesehatan (Dinkes) Lamsel Ahmad Rodhi, didampingi Kepala seksi (Kasi) Penindakan Penyakit Menular Dinas Kesehatan Kristi Endarwati, Minggu (11-11). (TOR/D-2)

MASYARAKAT bisa berpartisipasi untuk menyampaikan keluhan dengan kirim SMS ke nomor 081379111475 dan 08127927359. Yth. Anggota Dewan Pak Dewan, panjang jalan di Pringsewu, jalan nasional, tidak begitu panjang, tetapi minim rambu-rambu lalu lintas dan lampu penerang jalan. Mohon Dewan tanggap agar peristiwa kecelakaan bisa ditekan dan tindak kriminalitas bisa dikurangi. Terima kasih. Suyono, Ketua Komisi A Dewan sebagai lembaga legislatif akan terus memantau perkembangan pembangunan, termasuk pemasangan rambu-rambu lalu lintas dan pemasangan lampu jalan. Memang benar di Pringsewu panjang jalan nasional hanya sedikit, tetapi minim ramburambu jalan. Dengan kondisi ini, kami selaku lembaga DPRD akan menyarankan kepada eksekutif agar di setiap jalan yang rawan segera dipasang rambu-rambu jalan dan pemasangan lampu jalan sehingga masyarakat bisa lebih nyaman saat melintas.

DOKUMENTASI LANAL LAMPUNG

KUNJUNGAN. Komandan Lanal Lampung Kolonel Laut (E) Fery Sidjaja menerima Ketua Umum PP Jalasenastri Ny. Lilik Soeparno beserta rombongan dalam rangka kunjungan kerja ke Lanal Lampung pekan lalu. Ny. Lilik Soeparno beserta rombongan mengunjungi sekolah TK, SMP, dan SMA Yayasan Hang Tuah di Prokimal, Kotabumi, Lampung Utara.

PT Silva Adu Cepat dengan Perambah MESUJI (Lampost): Perambahan yang terus-menerus terjadi di areal PT Silva memaksa perusahaan tersebut memanen pohon akasia di kawasan Register 45 meskipun belum memasuki usia panen. “Membabibutanya perambah dalam menebang pohon memaksa kami untuk memanen akasia lebih awal,” ujar Daniel, perwakilan PT Silva, saat dihubungi kemarin. Menurut Daniel, hal itu dilakukan pihak perusahaan untuk menekan tingkat kerugian akibat perambahan yang tak kunjung bisa diselesaikan oleh pemerintah. “Tidak ada tindakan tegas dari pemerintah maupun dari aparat yang berwenang terhadap perambah menjadi pertimbangan kami juga. Kami menyelamatkan pohon yang masih bisa diselamatkan, bahkan kami di sini lebih banyak mengambil yang sisa-sia saja ketimbang mengambil

pohon yang utuh. Bagaimana tidak, seluruh pohon yang ada di Register 45 sudah habis d ija ra h pera m ba h u nt u k d i buat gubuk-gubuk dan banyak pula yang dijual,” ujar Daniel saat dihubungi via telepon. Daniel juga meminta agar pemerintah segera mengambil tindakan tegas untuk masalah perambahan hutan yang sudah berlangsung lama. “Register 45 sudah dirambah oleh mereka yang mengaku orang miskin. Padahal, saya tahu kebanyakan dari mereka adalah orang berpunya. Yang membuat saya heran adalah ketika kami disuruh mengalah dalam pemanfaatan hasil hutan oleh petugas

yang ber wenang untuk menghindari bentrokan. Kan mereka yang merambah, kenapa kami yang harus mengalah?” katanya. Kepala Dinas Kehutanan dan Perkebunan Kabupaten Mesuji Umar Rasyidi menjelaskan usia minimun akasia yang baik untuk dipanen adalah enam tahun. “Pohon itu akan lebih baik jika dipanen saat usia pohon sudah mencapai enam tahun dan memiliki diameter batang 45 cm,” kata Umar Rasyidi. Sementara rencana pener t i ban k awasa n huta n Reg i ster 45 ju ga belum jelas pelaksanaannya. Tim y a n g d i bent u k Men kopol hu k a m untuk penyelesaian konflik agraria d i La mpu ng , ter masu k k awasa n Register 45, bimbang melaksanakan penertiban. Padahal, serangkaian rapat untuk memantapkan aksi penertiban kawasan sudah dilakukan. (UAN/R-3)

MUSIM HUJAN

Jalur Liwa-Krui Rawan Longsor

INFRASTRUKTUR

Warga Gotong Royong Bangun Jalan Tembusan SR AGI (Lampost): Unt u k memperlancar arus transportasi dan perekonomian, masyarakat Desa Sukapura, Kecamatan Sragi, Lampung Selatan, bergotong royong membangun jalan tembus dari Dusun 5 ke Dusun 3 sepanjang 800 meter, Minggu (11-11). Kepa la Desa Su k apu ra Samingan mengatakan selama i n i masyara kat nya yang berada di Dusun 5 kesulitan untuk menjual hasil bumi mereka ke luar daerah. Apalagi, untuk menuju Dusun 3, masyarakat harus melewati areal persawahan dan perkebunan yang jaraknya sekitar 2 kilometer. Oleh karena itu, masyarakat setempat bermusyawarah untuk membuat jalan tembus dari Dusun 5 ke Dusun 3. “Masyarakat d i si n i bergotong royong membuka jalan tembus ke Dusun 3 dengan jarak 800 meter. Bahkan, masyarakat juga banyak yang merela-

k a n d a n men g h i ba h k a n tanah mereka untuk dibangun jalan. Dengan begitu, jarak tempuh masyarakat di Dusun 5 semakin mudah untuk menjual hasil buminya,” katanya. K e t u a B ad a n Pe m b e r dayaa n Desa ( BPD) Desa Sukapura Sugianto mengtakan pihaknya mendukung adanya pembuatan jalan tembus tersebut. Apalagi, untuk menjual hasil bumi, masyarakat harus mengeluarkan biaya transportasi yang cukup mahal, mencapai Rp10 ribu—Rp15 ribu/ karung padi ukuran 80—100 kg. Bahkan, jika musim hujan, biaya angkut padi semakin meningkat mencapai Rp20 ribu—Rp25 ribu. “Selain itu, masyarakat di desa ini juga berharap Pemerintah membantu pembangunan jembatan yang menghubungkan desa dan areal persawahan. (WAN/D-2)

MENGGALA (Lampost): Seor a n g b a l i t a k e h i l a n g a n kedua orang tuanya setelah sebuah bus menabrak sepeda motor di jalan lintas timur ( Ja l i nt i m) K a mpu n g T iu h Tohou, Kecamatan Menggala, Tulangbawang, Sabtu (10-11), pukul 06.00. Saat itu, Sendi (4) bersama kedua orang tuanya, Suandi (26) dan Mega (23), warga Kampung Ujunggunung Ilir, Kecamatan Menggala, melaju dengan sepeda motor. Suandi hendak mengantar istrinya bekerja di perkebunan tebu PT Sweet Indo Lampung (SIL). Rencananya, istrinya diantar sampai depan gerbang GOR ( ge l a n g ga n g ol a h raga) d i Kampung Tiuh Tohou. Sendi duduk di depan, sedangkan Mega di belakang. Mereka melalui perkebunan kelapa sawit agar lebih cepat sampai tujuan. Saat itu, puluhan buruh lainnya sudah menunggu kendaraan jemputan di depan pintu gerbang GOR. Ketika sepeda motor memasuki Jalintim dan berbelok ke arah portal PT SIL, tibatiba sebuah bus ALS nomor pintu 112 dari arah Menggala dengan kecepatan tinggi menabrak bagian belakang sepeda motor. Melihat itu, puluhan teman kerja korban berteriak-teriak melihat kejadian itu. Sepeda motor korban tergeletak di pinggir jalan. Mega tewas di tempat kejadian, sedangkan Suandi menghembuskan napas terakhir saat dirawat di RSUD Menggala. Sementara Sendi ditemukan 6 meter dari tempat kejadian. Ia jatuh di kebun singkong di bawah bus dan hanya mengalami lecet-lecet. Kapolsek Menggala Kompol Yosef Arpan mengatakan awa k bu s mel a r i k a n d i r i ber sa ma bu snya. Pet u gas menemukan bus di dekat PT Umas Jaya. (UNA/R-3)

LAMPUNG POST/MERWAN

PEMBANGUNAN SAMSAT. Pekerjaan pembangunan kantor Samsat di Kabupaten Tulangbawang Barat bakal molor. Sudah memasuki pertengahan November, pekerjaan baru mencapai 50%.

KANTOR SAMSAT

Penyelesaian Bangunan bakal Molor PANARAGAN (Lampost): Pembangunan kantor Samsat di Kabupaten T u langbawang Barat bakal molor dari batas yang ditentukan. Sebab, hingga kini kegiatan di lapangan baru mencapai 50%. “Kalau pekerjaannya tidak dilembur, pembangunan kantor Samsat itu bakal molor dari kontrak,” ujar Agustomi, warga setempat, Minggu (1111). Sesuai dengan kontrak, kegiatan Pemerintah Provinsi senilai Rp5 miliar tersebut direncanakan selesai sebelu m tahu n anggaran 2012 berakhir.

Na mu n , r e k a n a n y a n g mengerjakan kegiatan tersebut terkesan lamban karena sudah memasuki pertengaha n Novem ber ba ng u na n belum mencapai 80%. “Ini sudah pertengahan November, atap saja belum terpasang,” kata dia. Pemantauan di lapangan, sepuluhan pekerja terlihat bar u selesai menger jakan pengecoran tiang beton di lantai dua. Sementara sejumlah pekerja lainnya sedang memasang dinding bata di bagian lantai dasar. S aat d it a ny a b erk a it a n

dengan pekerjaan tersebut, peker ja enggan mem ber ikan komentar. “Saya hanya peker ja, secara tek n isnya enggak paham,” ujar pekerja yang enggan menyebutkan namanya. Perlu diketahui, lahan pemba ng u na n k a ntor Sa m sat tersebut seluas 5.000 meter persegi itu merupakan lahan hi bah dari Kampung Candrakencana, Tulangbawang Tengah, yang merupakan eks pasar tempel. Lahan tersebut berada di ruas jalan provinsi, tepatnya simpang tiga pasar tempel. (MER/D-2)

LIWA (Lampost): Musim hujan seakan menjadi momok tersendiri bagi pengendara di wilayah Lampung Barat, mengingat sebagian besar jalan di wilayah tersebut rawan longsor dan pohon tumbang. Seperti halnya saat hujan deras mengguyur Liwa dan sekitarnya pada Kamis (8 -11) sore. Sat u-sat u nya jalan dari Liwa menuju Krui mengalami longsor di pekon Labuhanmandi, Kecamatan Way Krui. Lalu, di Pekon Kubuperahu, Kecamatan Balikbukit, yang berbatasan langsung dengan areal kawasan TNBBS mengalami longsor disertai pohon tumbang dan sempat memutuskan arus transportasi selama hampir lima jam sebelum akhirnya dibersihkan menggunakan alat berat. Akibat longsor tersebut, hanya sebagian jalan yang mampu dilintasi sehingga kendaraan harus bergantian dan berhati-hati karena jalan hanya cukup untuk satu kendaraan. “Kami harus bergantian k a lau mel i ntas d i bek as jalan yang tertutup longsor, karena separuh jalan masih

tertumpuk tahan dan batang pohon,” kata Acung, pengememudi truk asal Bengkulu yang melintas di jalan tersebut, Minggu (11-11). Dia berharap pemerintah secepatnya membersihkan semua bagian longsor karena bisa berbahaya bagi para pengendara jika dibiarkan. “Kami berharap tumpukan tanah longsor dan batang pohon yang ada d i ja lan bisa dibersihkan, karena membahayakan terutama di malam hari,” kata dia. Sementara pengendara l a i n ny a , M a k r u p , me n ga k u seja k berla ngsu ngnya musim hujan dia selalu khawatir saat melintas dari Liwa menuju Krui atau sebaliknya, karena sewaktuwaktu bisa terjadi longsor maupun pohon tumbang. “Kalau siang hari sudah mu lai hujan, saya seri ng takut pulang ke Krui, khawat i r longsor. Ma ka nya, k a l au a bi s h a bi s huja n , saya menunggu kawan kalau hendak ke Krui,” kata Makrup. Ia menghimbau pengendara berhati-hati saat melintas di jalan Liwa menuju Krui sepanjang sekitar 32 km tersebut. (CK1/D-2)


SENIN, 12 NOVEMBER 2012

Ruwa Jurai 24 Jam

LAMPUNG POST

I23

MENGGALA (13.24 WIB)

Mayat Anonim itu Pensiunan Brimob Mayat yang ditemukan di depan pabrik kemasan air mineral, perempatan Jalan Bawang Latak, beberapa hari lalu, ternyata seorang pensiunan Brimob Palembang bernama Abdulgani (63), warga Ujungberung, Bandung. Kapolres Tulangbawang AKBP Shobarmen, melalui Kapolsek Menggala Kompol Yosef Arfan, mengatakan mayat yang semula tidak diketahui namanya ini sudah dikebumikan sepekan lalu di pemakaman umum tidak jauh dari RSUD Mengga l a. Renca na nya pad a Senin (12-11) keluarganya d at a n g d a n m a k a m ny a akan dibongkar dan diba-

KALIANDA (10.15 WIB)

Pembawa 2,6 Ton Ganja Diadili

Rencananya dua terpidana kasus pengiriman ganja kering seberat 2.613 kilogram, Bustami alias Ucok (49), warga Desa Cot Seurani, Kecamatan Muarabatu, Kabupaten Bireun, dan Munardi (35), warga Desa Mata Mauplam, Kec a m at a n Peu s a n ga n , Kabupaten Bireun, akan menjalani sidang perdana di Pengadilan Negeri (PN) Kalianda, Senin (12-11). Jaksa Sunarto, yang menangangi perkara ini, mengakui jadwal sidang terhadap sopir dan kenek yang membawa ganja kering ditutupi buah alpukat siap disidangkan. Hal tersebut, telah ada penetapan dari Majelis Hakim dan tinggal membawa terdakwa untuk mendengarkan surat dakwaan.

“Memang jadwalnya sudah ada dan Senin (hari ini, red) akan disidangkan. Agendanya besok itu pembacaan surat dakwaan. Kalau sudah ada saksi, agenda selanjutnya pemeriksaan saksi-saksi. Tetapi, kalau terdakwa nanti dalam persidangan didampingi oleh penasihat hukum, apakah akan dilanjutkan dengan agenda selanjutnya atau tidak, kami tungg u saja di persidangan,” kata Sunarto. Humas PN Kalianda Afit Rufiadi mengaku pihak PN Kalianda sudah menjadwalkan sidang perdana terhadap dua terpidana kasus kepemilikan ganja kering sebanyak 60 karung seberat 2.613 kilogram itu. (TOR/D-2)

PRINGSEWU (01.35 WIB)

Mabuk, Pengendara Motor Tewas akibat Terjatuh KECELAKAAN lalu lintas terjadi di jalan lintas barat Kabupaten Pringsewu, tepatnya di jalan raya Kelurahan Fajaresuk, Kecamatan Pringsewu, Minggu (11-11), sekitar pukul 01.35. Misro Adlan (16), warga Kelurahan Pringsewu Selatan, tewas setelah sepeda motor BE-6528-UF yang dikendarainya terjatuh. Misro luka parah pada bagian telinga, hidung, mulut, serta lecet dada, kelopak mata, lecet kedua tangan, dan di kedua lutut. Sement a ra re k a n ny a , Joko (16), juga warga Kelurahan Pringsewu Selatan, yang dibonceng, kritis dan ha r u s d i r uju k ke R SU D

A bdu l Moe loe k Ba nd a r Lampung. Joko mengalami luka memar pada bagian belakang kepala, lecet pada kepala, lecet dahi, lecet bahu kanan, memar dada, memar bag ian pi ngang, lecet pada siku-siku kaki, dan mengeluarkan darah hidung serta mulut. Kaur Bin Ops Polantas Pol res Ta n g ga mu s Ipt u Rohmawan menduga Misro lepas kontrol ketika mengendarai sepeda motornya. Dia diduga dalam kondisi mabuk tuak ketika mengemudikan sepeda motornya dengan kecepatan tinggi dari arah Pagelaran menuju Pringsewu. (WID/D-2)

KOTABUMI (21.45 WIB)

Anggota Mitra Kodim Dilantik Danrem 043/Gatam Provinsi Lampung Kolonel C z i . A ma l s ya h Ta r m i z i melantik 15 anggota Mitra Kod i m 0 412/ LU d i Au la Adi Guna Kodim setempat, Minggu (11-11). Pelant i kan d i la ku kan secara si mbol is melalu i penyerahan piagam penghargaan pada Ketua Mitra Kod i m 0 412/ LU Mu r s i n T uan Pasi rah A lam dan pemakaian rompi TNI pada perwakilan anggota. Da l a m s a m but a n ny a , Amalsyah berharap anggota m it ra Kod i m 0412/ LU ya ng berasa l da r i masyarakat sipil ini mampu menjaga kondisi keamanan di wilayahnya. Salah satunya, melalui penyampaian

wa pulang. Awalnya, ada tiga orang asal Bandung minta diantar ke Palembang. Lalu, A bdu lgani diminta oleh pemilik rental mobil untuk mengantarnya. Di tengah perjalanan, Toyota Innova yang dikemudikan korban dirampas. Didu ga, sempat ter jadi perkelahian dan akhirnya korban tewas. Lalu, mayatnya dibuang di depan pabrik kemasan air mineral, dekat perempatan jalan lintas timur Bawang Latak, Menggala, beberapa hari lalu. Informasi yang diterima, ketiga tersangka sudah ditangkap berikut Toyota Innova di Polsek

informasi dari bawah ke pet u ga s kea ma n a n setempat bi la ada i nd i kasi letupan konflik sosial yang mungkin memicu konflik berbau SARA. “Dengan informasi sejak dini, konf lik sosial yang mungkin memicu konflik SARA di wilayah dapat diantisipasi,” kata dia. Melalui hubungan kemit raan yang har mon i s antara warga dan aparat keamanan setempat, situasi keamanan yang kondusif di masyarakat akan tetap terjaga. Dengan ini, berbagai aktivitas warga dan kerja pembangunan yang dilakukan pemkab setempat dapat berjalan optimal. (YUD/D-2)

MENUNGGU PERBAIKAN Jalan penghubung antara Desa Babatan, Sidomekar, dan Desa Karyatunggal, Kecamatan Katibung, Lampung Selatan, saat ini kondisinya rusak berat, Minggu (11-11). Warga berharap jalan itu segera mendapat perbaikan.

LAMPUNG POST/USDIMAN GENTY

Pengadaan Baju Korpri Dikeluhkan LIWA—Pengadaan bahan dasar baju Korpri, pangkat, dan pin guru PNS di Lampung Barat yang dikelola Dinas Pendidikan setempat dikeluhkan. Pasalnya, gaji guru dipotong Rp275 ribu/orang. Mereka menilai harga tersebut terlalu besar dibandingkan dengan harga sebenarnya. Beberapa guru yang meminta namanya tidak disebutkan mengaku keberatan dengan nilai tersebut yang dinilai terlalu besar, seperti harga bahan dasar baju Korpri sebesar Rp65 ribu/guru, yang seharusnya hanya Rp55 ribu. Harga tersebut berbeda dengan yang diberlakukan untuk pegawai pemda yang hanya membayar Rp40 ribu karena mendapat subsidi dari

pengurus Korpri sebesar Rp15 ribu, sementara harga pangkat dan pin sebesar Rp210 ribu. “Masak pegawai pemda saja menebus bahan dasar baju Korpri itu Rp40 ribu, kok guru diminta Rp65 ribu. Bukannya disubsidi, malah dinaikkan, alasannya tambahan ongkos,” kata seorang guru yang diamini rekan lainnya. Keluhan serupa juga disampaikan beberapa guru di wilayah Kecamatan Sekincau, yang mengaku beberapa minggu lalu membeli pangkat dengan

harga Rp50 ribu dan pin Rp25 ribu. “Saya baru beli pangkat, kalau cuma beli satu, itu harganya Rp50 ribu, kebetulan beli 12 karena titipan kawan bisa Rp45 ribu apalagi kalau ribuan mungkin malah lebih murah. Tetapi, ini malah lebih mahal. Memang sih, dari semuanya paling cuma lebih sekitar 40 ribu, tetapi kalau dikalikan berapa ribu guru PNS kan puluhan juta juga,” kata mereka yang meminta tidak disebutkan namanya karena takut kena marah dinas. Dikonfirmasi terpisah melalui ponselnya, Bendahara SMPN 1 Way Tenong Sutinah membenarkan jika setiap guru wajib membayar Rp275 ribu untuk bahan dasar Korpri, pangkat, dan pin. Namun, dia tidak mau menjabarkan secara perinci peruntukan-

nya. “Saya hanya menjalankan apa yang diminta atasan. Silakan tanya langsung ke Liwa,” kata dia yang langsung mematikan ponselnya. Kepala Dinas Pendidikan Nukman membantah jika penarikan uang tersebut adalah bentuk pungutan. Namun, dia membenarkan jika harga bahan dasar baju Korpri itu sebesar Rp55 ribu. Tetapi, untuk mendistribusikan ke sekolah diperlukan ongkos. Namun, karena banyak yang protes, dinas mengembalikan harga bahan dasar menjadi Rp40 ribu dan langsung dibayar ke BKD. “Diperkirakan, para kepala sekolah tidak jelas dalam menyampaikan informasi tersebut sehingga banyak guru yang mengeluh,” ujar dia. (CK1/D-2)

MESUJI (10.00 WIB)

NEGARABATIN (11.20 WIB)

Kampung Pribumi Prioritas Pembangunan

Siswi SMP Diduga Dicabuli Satpam

UNTUK mengatasi kesenjangan pembangunan kampung pribumi dan pendatang, Bupati Mesuji Khamamik prioritaskan pembangunan kampung pribumi tahun 2013. Per timbangannya, hingga kini terjadi kesenjangan pembangunan di kampungkampung perairan tersebut. Akibatnya, kampung pribumi yang merupakan kampung t ua menga lam i keter t i nggalan dengan kampung-kampung pendatang. Guna mengimplementasi-

kan program pembangunan tersebut, Khamamik memerintahkan semua kepala SKPD u nt u k t u r u n la ngsu ng ke lapangan dan memerintahkan kepala Bappeda Mesuji untuk berkoordinasi dengan seluruh kepala SKPD dalam menyusun rencana kerja pembangunan tahun anggaran 2013. Hal itu harus dilakukan agar arah pembangunan menjadi jelas dan sinkron. “Saya minta kepada seluruh kepala SKPD untuk turun langsung ke kampung-kampung

pribumi, melihat kondisi yang ada, serta menyerap aspirasi masyarakat secara langsung untuk dituangkan dalam program pembangunan tahun anggaran 2013. Saya tidak ingin mendengar ada kepala SKPD yang hanya menyusun program kerja pembangunannya di belakang meja. Selanjutnya, mereka akan presentasi langsung di hadapan saya dan tim evaluasi, dan saya minta kepala Bappeda agar mengoordinasikan serta menyusun jadwal,” ujar dia. (UAN/D-2)

ABUNG BARAT (23.45 WIB)

Bawa Senpi, Dua Pemuda Ditangkap KEDAPATAN membawa senjata api (senpi) rakitan, dua pemud a d it a n g k ap pol i s i saat digelar razia di Jalinsum Desa Oganlima, Abung Barat, Sabtu (10-11), sekitar pukul 23.45. Selain menangkap dua orang tersebut, beserta barang bukti senjata api rakitan, dua butir peluru, serta satu selongsong peluru. Barang bukti lainnya yang disita adalah sebilah golok. Diduga, barang tersebut akan dipergunakan untuk melaku-

kan aksi tindak kejahatan di daerah itu. Kedua tersangka ialah Reiski Jhon Saputra (21), warga Dusun Gunungbatuan, Abung Barat, Lampung Utara, dan rekannya, Resdi Tasrin (18), warga Desa Neglasari, Abung Tengah. Keduanya diamankan di Malposek Abung Barat guna penyidikan lebih lanjut. Kapolsek Abung Barat AKP Yusfin, Minggu (11-11), menjelaskan kedua pemuda terse-

but ditangkap anggotanya yang tengah melakukan razia rutin di jalan lintas Sumatera (Jalinsum), Ogan Lima. “ Mel i hat dua pemuda mengendarai sepeda motor Yamah Mio tanpa pelat dengan gelagat mencurigakan l a n g s u n g me n g he nt i k a n nya. Saat digeledah, petugas menemukan senjata api dan sebilah golok yang disem bu ny i k a n d i pi ng ga n g kedu a pemud a ter se but ,” ujar dia. (HAR /D-2)

RAKOR Bupati Lampung Selatan Rycko Menoza S.Z.P. memimpin Rapat Koordinasi (Rakor) Pemerintah Kabupaten Lampung Selatan di Balai Desa Margaagung, Jatiagung, Jumat(911). HUMAS PEMKAB LAMSEL/DOK.

SISWI sebuah SMP di Negarabatin mengaku dicabuli oleh satpam sekolahnya. Namun, yang bersangkutan dan keluarganya ketakutan karena diancam dan diintimidasi oleh pelaku sehingga tidak berani melapor ke polisi. Tokoh masyarakat Negarabatin, Heri, meminta polisi mengusut dugaan pencabulan yang dilakukan oleh satpam sekolah. Jika kejadian itu tidak mendapat tindakan hukum, tidak memberikan efek jera dan pelaku dapat mengulangi kembali perbuatan bejatnya. “Korban berasal dari keluarga tidak mampu, bahkan mereka ketakutan untuk melapor ke polisi,” ujar dia. Informasi yang dihimpun, dugaan pencabulan terhadap siswa kelas XI itu dilakukan oleh Sa (50), satpam sekolah tersebut. Heri menjelaskan pencabulan itu terjadi sepekan lalu pada jam sekolah. Korban yang duduk di kelas

XI dipanggil Sa ke ruang laboratorium. Saat itulah Sa memperlakukan korban dengan tidak senonoh. Mendapat perlakukan itu, korban menjerit histeris dan meminta tolong. Mendengar teriakan korban, para siswa dan guru menuju ruangan laboratorium sekolah dan mendapatkan korban menangis sembari berlari keluar ruangan. (LEH/D-2) Kepada para guru, korban mengadukan dirinya dicabuli oleh Sa. Selanjutnya, korban bergegas pulang ke rumahnya. “Akibat kejadian itu, sampai saat ini korban tidak berani masuk sekolah,” kata Heri. Kapolsek Negarabatin Iptu Singgih Widada menjelaskan dirinya baru mengetahui pencabulan terhadap korban, Sabtu (9-11). Namun, pihaknya belum dapat menindaklanjuti pencabulan itu karena korban belum melapor ke polisi. (LEH/D-2)

SEMAKA (13.25 WIB)

Warga Minta Way Sukaraja Dikeruk Masyarakat Pekon Kacapura dan Sukaraja, Kecamatan Semaka, Kabupaten Tanggamus, harapkan Sungai Way Sukaraja yang merupakan perbatasan antara kedua pekon segera d i ker u k. Pasalnya, sungai tersebut sudah makin dangkal sehingga rawan terjadi banjir dan menyebabkan ratusan rumah serta ribuan petak sawah milik petani terendam air. Banji r yang merendam Pekon Sukajaya, Sukaraja, dan pekon sekitarnya beber-

apa pekan lalu menyebabkan aktivitas warga petani terganggu, tanaman padi dan lahan tambak r usak akibat banjir tersebut. S e ker e t a r i s Pe kon Su karaja, Kecamatan Semaka, Subowo, mengatakan banjir yang sering merendam pe kon ny a a k i bat m a k i n dangkalnya Way Sukaraja, sehari saja diterpa hujan deras bisa langsung banjir. Harapan warga agar sungai itu dikeruk karena sudah tidak mampu lagi menampung air hujan. (CK-2/D-2)


I

24

Hari Pahlawan

LAMPUNG POST

SENIN, 12 NOVEMBER 2012

Berbagai Kegiatan Hanya Seremonial PERINGATAN Hari Pahlawan digelar hampir di semua daerah di Lampung. Selain upacara dan ziarah taman makam pahlawan, berbagai acara juga digelar sebatas seremonial. Seper t i d i K a bupaten Lampung Selatan, peringatan Hari Pahlawan ke-67, Pemkab bersama polres setempat menggelar pelayanan kesehatan gratis bagi warga Desa Tetaan, Penengahan selama dua hari, Sabtu—Minggu (10—11 November). Kapolres Lamsel AKBP Tatar Nu g r oho men gat a k a n u nt u k menghilangkan anggapan kesukuan, perlu dilaksanakan kegiatan pelayanan kesehatan gratis di Desa Tetaan, Penengahan, yang mayoritas warga Lampung. Kegiatan seperti itu, ujar dia, menjadi agenda rutin polres untuk melayani kesehatan masyarakat tanpa memandang kesukuan. “Beberapa bulan lalu juga kami membuka pelayanan kesehatan gratis bagi warga desa di sepanjang jalan alternatif Kecamatan Ketapang akibat keluhan kondisi jalan rusak,” kata Kapolres. Selain menggelar kesehatan gratis bagi masyarakat Desa Tetaan, Peringatan, pada Hari Pahlawan ini, ujar Kapolres, juga dilaksanakan dengan tabur bunga di makam Pahlawan Raden Intan II. “Kita semua sama dalam NKRI. Keg iatan yang kam i laku kan untuk mengingat jasa pahlawan, menanamkan rasa persatuan dan

kesatuan. Walau berbeda, beda kita tetap satu juga,” ujar Tatar.

Lomba Pelajar Lain lagi dengan acara di Mesuji. Si s wa SM A N 1 Si mpa ng Pematang, Mesuji, menggelar lomba maraton memperingati hari bersejarah itu. Mulai dari kelas X sampai kelas XII sekolah tersebut semangat mengikuti kegiatan lari yang menempuh jarak lebih dari 25 km. Lebih dari 28 regu dan melibatkan 196 siswa, kegiatan itu d i buka Camat Si mpang pematang Agus. “Kegiatan ini murni diselenggarakan oleh anak-anak send i r i. Merek a meng ga la ng dana untuk konsumsi mereka sendiri. Rute yang ditempuh dimulai dari SMA Simpangpematang, Adiluhur (SP6), lewat Bendungan, Tugu Garuda, dan kembali ke SMA,” ujar panitia penyelenggara, Padmoko Hadi, yang juga kepala TU sekolah tersebut. Sementara, tambah Moko, yang menjadi penilaian dalam acara tersebut adalah kebersamaan/ kekompakan setiap regu, yel-yel, dan kreativitas atribut. Muridmurid yang mengikuti kegiatan ini pun menyatakan kegembiraan mereka walaupun harus bermandikan keringat.

Pringsewu Sepi A ne h ny a , per i n gat a n Ha r i Pahlawan di Pringsewu benarbenar sepi. Ba h ka n, Pem ka b baru akan menggelar upacara

pada hari ini (12-11). Kabupaten ini juga sering tidak mengadakan upacara hari bersejerah bangsa jika libur, padahal setiap kalinya ada edaran dari Pemerintah Pusat untuk menggelarnya. Menurut salah satu pengurus Lembaga Studi Kebijakan Partisipatif Publik (L-Sikap) Pringsewu Novri, Pemkab Pringsewu dinilai t ida k meng i nda h k a n eda ra n pelaksanaan peringatan Hari Pah lawan pada 10 Novem ber 2012. “Padahal, itu diselenggarakan serentak di seluruh wilayah Republik Indonesia,” kata Novri. Menu r ut nya, denga n t ida k melaksanakan peringatan tapat pada tanggal 10 November, i n i akan meng u rang i ma k na Har i Pah lawan tersebut bag i masyarakat. Lebih-lebih bagi generasi muda dan anak-anak yang masih duduk di bangku sekolah. Novri menjelaskan padahal dalam surat Mensegneg yang dikirim di seluruh pemerintah daerah dan seluruh instansi pemerintah mewajibkan menyelenggarakan peringatan Hari Pahlawan secara serentak dengan mengheningkan cipta selama 60 detik. Tetapi, ternyata di Pringsewu tidak ada peringatan Hari Pahlawan, termasuk sekolah-sekolah juga tidak mengadakan peringatan Hari Pahlawan sebagaimana yang diperintahkan oleh Pemerintah Pusat. “Kesakralan Hari Pahlawan karena adanya ketetapan hari, bukan sembarang hari untuk memperingatinya.” (KRI/UAN/WID/USD)

ANTARA/AKBAR NUGROHO GUMAY

TEATRIKAL. Sejumlah pelajar menggelar aksi teatrikal peringatan Hari Pahlawan. Pelajar dan mahasiswa prihatin terkait tidak ada lagi keteladanan pahlawan bagi bangsa.

Pahlawan itu Orang yang Gugur di Medan Perang

ANTARA/WIDODO S. JUSUF

ZIARAHI TEMAN. Seorang veteran perang kemerdekaan Indonesia menziarahi temannya yang dimakamkan di taman makam pahlawan. Penghargaan kepada pahlawan kini hanya pada saat peringatan Hari Pahlawan.

Tak Hargai Pahlawan, Nasionalisme Bangsa Mati SEJUMLAH elemen menyoroti tentang matinya nasionalisme bangsa. Hal itu terkait lunturnya penghargaan bangsa terhadap pahlawan yang dengan keringat dan darahnya merebut kemerdekaan. Salah satunya aksi simpatik yang digelar mahasiswa, yang tergabung dalam Ikatan Mahasiswa Mu ham mad iyah (IMM) Cabang Lampung Utara, d i Bundaran T ug u Payan Mas, Sabtu (10-11). Dalam aksi itu, empat mahasiswa berpakaian hitam meng gelar a k si teat r i ka l

mengusung keranda mayat yang bertuliskan ‘Bela Sungkawa atas Matinya Nasionalisme Bangsa’. Keempatnya terus mengitari Tugu Payan Mas tanpa meng ucapkan sepatah kata pun. Koordinator aksi, Ridho Martadinata, mengatakan para pa h lawan kesu ma bangsa pasti akan menangis bila melihat mulai punahnya rasa nasionalisme di hati anak bangsa. ”Bahkan, ada yang sudah lupa dengan lirik lagu kebangsaan Indonesia Raya. Pasti para pahlawan

BACA BESOK Dilema Industri Rumah Tungga

sedang menang is karena bangsa ini sudah mulai melupakan perjuangan mereka yang telah mengorbankan harta, keluarga, perasaan, waktu, tenaga pikiran, bahkan nyawa,” ujar dia seraya menyatakan para pahlawan akan sedih melihat generasi pengisi kemerdekaan yang memalukan, tidak berguna, dan tidak bisa diandalkan. Dulu, kata Ridho, pemuda Indonesia sebagai agent of change yang mampu melakukan perubahan-perubahan, meruntuhkan rezim orde bar u. K i n i, para pemuda larut dalam kesenangan sesaat dan banyak yang sudah menjadi pencandu narkoba. ”Bahkan, menurut sur vei taw uran dan kek isr u han yang terjadi di Indonesia, 75% didalangi pemuda.” Dia juga mengatakan jika sebelumnya Indonesia terke-

nal dengan kegotongroyongan dan ramah tamah masyarakatnya, kini sudah berubah menjadi individualis yang buas dan ganas. Belum lagi tingkat kepedulian masyarakat terhadap kondisi bangsa ini sangatlah rendah karena lebih mementingkan suku ras, agama, maupun ke lompok tertentu. ”Tidak heran jika terjadi sedikit gesekan langsung memanas, seperti terjadi konflik horizontal di Lamteng dan Lamsel,” kata dia. Sementara itu, Ketua IMM Cabang Lampung Utara Irhamudin mengatakan aksi tersebut merupakan bentuk simpatik mahasiswa terhadap kondisi bangsa yang saat ini rasa nasionalisme sudah mulai memudar. ”Semangat nasionalisme harus dibangun kembali dan ditanamkan dalam hati setiap pemuda Indonesia,” ujar dia. (HAR/D-3)

SIAPA dan apa definisi pahlawan tidak banyak orang yang tahu. Bahkan, sebagian m a s ya ra k at awa m h a nya tahu pahlawan adalah orang berperang melawan penjajah dan gugur. Mereka tidak tahu tentang pahlawan lainnya. “Kalau menurut saya, pahlawan itu adalah orang yang ikut perang melawan Belanda d a n men i ng ga l d i med a n perang,” ujar Soleh, seorang warga yang saat perang kemerdekaan sudah berumur 15 tahun. Hal senada juga diungkapkan Bik Maryam (80). Tukang pijat itu mengaku pada 1945 dia sudah gadis keci l berumur sekitar 14 tahun. Kampung halamannya di Provinsi Banten saat itu diserang Belanda dan banyak laki-laki yang gugur karena melawan Belanda. “Kata orang-orang waktu itu mereka yang mati perang itu adalah pahlawan,” ujar dia.

Pada sisi lain, mereka sebagian dapat menyebutkan beberapa orang nama pahlawan, terutama sekali bagi ya ng per na h mengenya m pendidikan walaupun hanya sebatas bangku sekolah dasar. Di antara nama pahlawan yang ak rab d i benak mereka antara lain Jenderal Sudirman dan Bung Tomo. “Saya masi h ingat nama pahlawan yang saya pelaja r i d i SD p ad a 19 6 0 - a n . Di antaranya yang pa l i ng saya ingat adalah Jenderal Sudirman dan Bung Tomo, y a n g menu r ut g u r u s ay a waktu itu suka meneriakan ucapan Allahu Akbar untuk memberi semangat pejuang,” ujar Suhardi. Sementara Jumanto (55), salah satu pahlawan yang melekat dalam ingatannya adalah Raden Intan. Menurut dia, pahlawan ini sering d ia dengar namanya dar i anaknya yang saat ini duduk

dibangku sekolah lanjutan pertama. “Pernah saya ditanya anak saya, siapa nama pahlawan dari Lampung, saya enggak bisa jawab, lalu dikasih tahu sama dia maka sampai sekarang saya ingat terus kalau pahlawan dari Lampung itu adalah Raden Intan,” ujar dia. Di samping itu, mereka juga masih mengingat pahlawanpahlawan zaman dulu, sebelum merdeka, di antaranya yang masih banyak melekat d i b e n a k me r e k a ad a l a h Raden Intan II pahlawan dari Lampung, Pangeran Diponegoro dari Jawa Tengah, Imam Bonjol dari Sumatera Barat, Patimura dari Maluku, dan Teuku Umar dari Aceh. “Selain itu, Bung Karno, menurut saya, juga adalah pahlawan, dia memproklamasikan kemerdekaan negara bersama Bung Hatta. Bung Hatta juga pahlawan,” kata Jumanto. (USDIMAN GENTY/D-3)

Dalam aturan resmi Indonesia, Pahlawan Nasional Indonesia adalah 1. Warga Indonesia yang telah meninggal dunia. 2. Telah memimpin dan melakukan perjuangan bersenjata, perjuangan politik, atau perjuangan dalam bidang lain mencapai/merebut/mempertahankan/mengisi kemerdekaan serta mewujudkan persatuan dan kesatuan bangsa. 3. Telah melahirkan gagasan atau pemikiran besar yang dapat menunjang pembangunan bangsa dan negara. 4. Telah menghasilkan karya besar yang mendatangkan manfaat bagi kesejahteraan masyarakat luas atau meningkatkan harkat dan martabat bangsa Indonesia. 5. Pengabdian dan perjuangan yang dilakukannya berlangsung hampir sepanjang hidupnya, tidak sesaat, dan melebihi tugas yang diembannya. 6. Perjuangannya mempunyai jangkauan luas dan berdampak nasional. 7. Memiliki konsistensi jiwa dan semangat kebangsaan/nasionalisme yang tinggi. 8. Memiliki akhlak dan moral yang tinggi. 9. Pantang menyerah pada lawan ataupun musuh dalam perjuangannnya. 10. Tidak pernah melakukan perbuatan tercela yang merusak nilai perjuangannya. Syarat Pahlawan Nasional 1. Daftar uraian riwayat hidup dan perjuangan beliau oleh yang bersangkutan secara tertulis dengan ilmiah, disusun sistematis, serta berdasarkan data yang akurat. 2. Daftar dan bukti tanda kehormatan yang pernah diterima/diperoleh. 3. Catatan pandangan/pendapat tokoh masyarakat tentang pahlawan nasional yang bersangkutan. 4. Foto-foto/gambar dokumentasi yang menjadi potret perjuangan beliau yang bersangkutan. 5. Telah diabadikan namanya melalui sarana monumental sehingga dikenal masyarakat Sumber: www.wikipedia.org


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.