lampungpost edisi 18 april 2013

Page 1

±

±

CMYK

± Terbit Sejak 1974 Sirkulasi: (0721) 788999 Layanan Umum: (0721) 783693 Iklan: (0721) 774111 SMS: 0815 4098 5000 Redaksi (0721) 773888 SMS: 0812 7200 999

kamis, 18 april 2013

T E R U J I T E PERC AYA

www.lampost.co

No. 12766

Pengadaan alat kesehatan Pemkot Bandar Lampung dinilai janggal... Hlm.18

Herman H.N. Wali Kota Bandar Lampung

n MI

t Untuk Ulangan dakan tidak dalam ku

±

n Lampung Post.DOK

Pemprov Usut Buku Liar

Bandingkan

Buku liar yang dijual ke sebagian besar sekolah dasar (SD) di Bandar Lampung itu diedarkan tanpa mencantumkan nama-nama tim penyusun, penyunting, identitas penerbit, dan distributor resmi. Buku kumpulan soal berjudul Eva­ luasi Belajar Siswa (EBS) Kota Bandar Lampung itu dicetak sekitar 60 ribu eksemplar dan dijual dengan harga Rp52 ribu per eksemplar. Pemprov Lampung melalui Dinas Pendidikan kemarin membentuk tim investigasi mengingat peredaran buku tersebut melanggar petunjuk teknis dana bantuan operasional sekolah (BOS). “Surat penyerahan tugas pembentukan tim investigasi saya terbitkan hari ini juga,” kata Kepala Dinas Pendidikan Lampung Tauhidi di ruang kerjanya, Rabu (17-4). Tauhidi menegaskan pelanggaran juknis penggunaan dana BOS dalam pembelian buku liar itu sudah sangat

-

PENJELASAN JENIS PEMBIAYAAN

dengan tim manajemen BOS Dinas Pendidikan Bandar Lampung. Tim selanjutnya akan turun langsung ke sekolah-sekolah yang telanjur membeli buku tersebut. “Tim akan mengusut siapa yang menyusun, mencetak, dan mengedarkannya. Patut dipertanyakan mengapa pelanggaran juknis dilakukan secara berjemaah seperti ini,” kata dia.

KKG Bandar Lampung

Secara terpisah, Sekretaris Musyawarah Kerja Kepala Sekolah (MKKS) Bandar Lampung Novian Niza menolak EBS disebut buku liar. Menurut dia, buku itu merupakan hasil kerja bareng Kelompok Kerja Guru (KKG) Bandar Lampung. Materinya bersumber dari program pelatihan penyusun­ an soal dan berpedoman pada Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP). “EBS bukan buku liar atau buku gelap,” ujarnya. Berbeda dengan Novian, Tauhidi meana BOS hanya bisa dipakai nilai dari tampilan­ untuk pembelian buku teks, nya saja mudah bukan buku kumpulan soal. ditebak EBS adalah buku liar. Menurut dia, semua buku terang benderang sehingga yang beredar di kalangan pentidak perlu diperdebatkan lagi. didikan harus mencantumkan “Sudah sangat jelas, dana BOS nama-nama tim penyusun, hanya bisa dipakai untuk pem- penyunting naskah, penerbit, belian buku teks, bukan buku percetakan, hingga distributor resmi. Dengan demikian, bila kumpulan soal,” ujarnya. Tauhidi menjelaskan da- terjadi kesalahan dalam buku lam Peraturan Menteri Pen- tersebut akan jelas pihak yang didikan Nasional Nomor 76 bertanggung jawab. Tahun 2012 Bab V poin 1 di­ Peredarannya pun harus sebutkan dana BOS digunakan melalui sejumlah prosedur. untuk mengganti buku teks Misalnya, harus lulus uji keyang rusak serta menambah layakan dari BSNP. Bahkan kekurang­an untuk memenuhi untuk buku-buku teks pelarasio satu siswa satu buku (se- jaran harus mendapatkan lengkapnya dalam tabel). persetujuan dan tanda tangan Selaku perwakilan Peme­ Menteri Pendidikan dan Kerintah Pusat dalam penga- budayaan sebelum diedar­kan. wasan penggunaan dana BOS “Tidak bisa sembarangan di daerah, Dinas Pendidikan mengedarkan buku ke sekoLampung akan berkoordinasi lah,” ujarnya. (MG1/AST/R-4)

EBS

juknis

BANDAR LAMPUNG (Lampost): Dinas Pendidikan Provinsi Lampung membentuk tim investigasi untuk mengusut peredaran buku liar di Bandar Lampung.

D

±

±

TAJUK Olla Ramlan menangis saat diminta suaminya menimbang berat badan... Hlm.16

Bukan Buku Teks h dibeli dakan

i TAHUN XXXVIII

Rp3.000

±

n Disik

24 Hal.

BANTAHAN DINAS PENDIDIKAN LAMPUNG

KOMPONEN PEMBIAYAAN

13 Jenis Penggunaan

Dana BOS Sumber : Permendiknas nomor 78 tahun 2012, Foto: Antara/Syaiful Arif, Grafis: Jads

(*)

Juknis yang dilanggar dalam Pembelian Buku EBS

(**) Juknis yang dijadikan sandaran pengadaan Buku EBS

Pemburu Rente Buku ADA dua kualitas utama sebuah buku. Pertama, sebagai sumber ilmu pengetahuan dan pintu gerbang modernitas. Kedua, buku menjadi sumur peradaban yang tak pernah kering ditimba. Buku yang baik—-terutama yang diberikan kepada anak didik di Provinsi Lampung—hendaklah memenuhi dua kualitas di atas. Janganlah daerah mengeluarkan anggaran untuk memberi anak didik buku yang isinya biasa-biasa saja, bahkan n DP. RAHARJO tidak bisa dipertanggungjawabkan. Isi buku yang tidak bisa dipertanggungjawabkan apabila tidak dicantumkan secara terang-benderang pengarang dan penerbitnya. Bila ada yang seperti itu, harus tegas dikatakan, itu buku liar. Membagi-bagikan buku liar kepada anak didik justru memperlihatkan watak tamak yang tidak beradab, apalagi jika pengadaan buku menggunakan dana bantuan operasional sekolah. Tugas daerah yang sering dilalaikan ialah turut mencerdaskan kehidupan bangsa. Kecerdasan hanya tumbuh dalam daerah yang menumbuhkembangkan dan merawat dengan sabar minat baca masyarakat. Minat baca masyarakat teramat erat berkorelasi dengan ke­ tersediaan buku. Karena itu, pemimpin daerah berkewajiban membuat harga buku terjangkau oleh seluruh kalangan bila ingin martabatnya semakin ditinggikan dan dimuliakan. Di negeri ini, upaya membuat harga buku terjangkau— teristimewa untuk keperluan pendidikan—jauh lebih mudah diucapkan daripada diwujudkan. Kalaupun ada upaya penga­ daan buku murah, ujung-ujungnya tetap duit karena menyiasati dan menyesati dana bantuan operasional sekolah. Heboh buku liar masuk sekolah dasar di Bandar Lampung hanya sebuah contoh kecil, teramat kecil, dari sebuah jalan pintas memenuhi buku pendidikan. Bukan cuma jalan pintas menerabas aturan teknis penggunaan dana operasional sekolah. Jalan pintas itu menabrak seluruh peradaban dengan kesadaran penuh. Buku liar bersampul merah itu tanpa mencantumkan penerbit dan pengarang. Hal itu tidak mencerminkan transparansi dan akuntabilitas sehingga tidak dapat dipertanggungjawabkan baik secara akademik maupun teknis pencetakan. Meskipun mencantumkan kata pengantar dari Kepala Dinas Pendidikan Bandar Lampung Sukarma Wijaya, yang akhirnya dibantah yang bersangkutan, keberadaan buku tersebut sungguh layak dan pantas dipertanyakan. Mesti disisakan sedikit ruang untuk yakin bahwa ada niat baik meski cuma secuil dari pengadaan buku yang disebut liar itu. Niat baik, apalagi untuk kepentingan pendidikan, mesti melalui jalan yang baik dan benar pula. Itulah hakikat sumur peradaban yang terkandung dalam sebuah buku. Kala pengadaan buku tidak melalui jalan yang baik dan benar, maka patut diduga ada motif memetik rente di balik itu. Motif itulah yang mesti diusut aparatur penegak hukum. Jika motifnya mulia, yaitu ingin memajukan pendidik­an, tentu patut diacungi empat jempol bila perlu. Akan tetapi, jika motifnya cuma memburu rente buku, di balik jeruji besi tempat yang amat layak bagi pelakunya. n

BAHAN BAKAR

Pengendara Pilih Menunggu Dapat Solar BANDAR LAMPUNG (Lampost): Kelangkaan solar subsidi di stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) menghambat distribusi barang antara Pulau Jawa dan Sumatera. Sejumlah kendaraan barang yang hendak ke berbagai daerah di Sumatera memilih bertahan di sekitar SPBU untuk mendapatkan solar. “Daripada kehabisan solar di tengah jalan lebih baik kami menunggu kiriman solar datang ke SPBU, meski cukup lama,” ujar Yanto (38), sopir truk Fuso di parkiran SPBU Simpang Tiga Pasar Bakauheni, Rabu (17-4). Di Bandar Lampung, kekosongan solar juga terjadi di sejumlah SPBU. Akibatnya, SPBU yang masih ada jatah solarnya

diserbu kendaraan yang rela antre cukup lama. “Mumpung ada solar jadi ngisi dulu, mudah-mudahan giliran kami masih dapat. Soalnya di mana-mana solar mulai kosong,” ujar pengemudi bus rapid transit (BRT) Bandar Lampung kemarin. Kabid Perdagangan Dinas Koperindagpas Lampung Barat Suhartono menjelaskan keberadaan premium di wilayah Lampung Barat mulai langka karena pengurangan pendistribusian di sejumlah SPBU. Menurut dia, setiap SPBU mendapat jatah 15 ribu liter/hari dan ada tambahan distribusi sebanyak 1—2 kali dalam se­minggu. Namun, belakangan ini tambahan distribusi ditiadakan. Sementara itu, PT Pertamina

meminta konsumen tidak panic buying. “Penyaluran BBM bersubsidi jenis premium masih normal di kisaran 2.100—2.200 kiloliter (kl) per hari,” kata Sales Representative Pertamina Wilayah 4 Lampung Deni Sukendar. “Jumlah penyaluran premium tidak ada yang kami kurangi. Seharusnya ini tidak masalah,” kata Deni kemarin. Deni mengakui jumlah BBM subsidi yang disalurkan saat ini belum mengacu kepada tren pertumbuhan pemakaian BBM. Menurutnya, untuk jenis premium, dalam lima tahun tumbuh 11%. Artinya, jumlah normal premium subsidi yang seharusnya disalurkan berkisar 2.300—2.400 kl per hari. (KRI/ELI/YAR/E-1)

BBM DUA... Hlm. 9

OAS IS

Tidur dan Obesitas MENAMBAH waktu tidur ternyata berhubungan erat dengan penurunan risiko obesitas pada anak remaja. Menurut penelitian terbaru dari Perelman School of Medicine di University of Pennsylvania, tidur 10 jam per hari dapat mengurangi ben DP. RAHARJO rat badan untuk mencapai body mass index (BMI) ideal. Hal ini terutama berlaku bagi yang angka BMI-nya setengah lebih besar dari ideal. Penelitian ini dilakukan pada 1.000 orang remaja berusia 14 hingga 18 tahun. Selama enam bulan, peserta diminta melaporkan durasi tidur mereka. Sementara itu, peneliti mencatat tinggi badan, berat badan, dan menghitung BMI masing-masing peserta. Hasilnya, peserta yang menambah waktu tidur mereka mengalami penurunan BMI hingga 4% menuju ideal. Namun, ada hal penting yang tak boleh ditinggalkan, yaitu waktu untuk di depan komputer dan televisi yang harus disesuaikan serta aktivitas fisik yang terpenuhi. (MI/R-4)

POLITIK

Pilgub Lampung Tak Perlu Perppu BANDAR LAMPUNG (Lampost): Penyelenggaraan pemilihan umum kepala daerah (pemilukada) serentak 2013, termasuk Pemilihan Gubernur Lampung, tidak perlu menggunakan peraturan pemerintah pengganti undang-undang (perppu). Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lampung, Edwin Hanibal, menjelaskan landasan hukum pemilukada sudah di­ atur dengan jelas dan terperinci. “Periodisasi pemilu, termasuk pemilukada, dilakukan sekali dalam lima tahun. Jika pemilukada sebelumnya dilaksanakan 2008, otomatis pemilukada

±

CMYK

±

berikutnya 2013,” kata Edwin Hanibal, Rabu (17-4). Edwin menyebutkan dalam UU No. 8 Tahun 2012 tentang Pemilihan Umum Anggota DPR, DPD, dan DPRD pada Pasal 4 dengan tegas disebutkan pemilu dilaksanakan se­ tiap lima tahun. “Karena di Indonesia yang paling pertama dikenal adalah pemilu legislatif, aturan tersebut dapat menjadi rujukan pemilukada,” ujar mantan direktur LBH Bandar Lampung itu. Berikutnya, dalam UU Nomor 32 Tahun 2004 tentang

±

Pemerintahan Daerah dalam Pasal 86 Ayat (1) juga disebutkan pemungutan suara pemilihan pasangan calon kepala daerah dan wakil kepala daerah diselenggarakan paling lambat satu bulan sebelum masa jabatan kepala daerah berakhir. Di Lampung, masa jabatan Gubernur Sjachroedin Z.P. berakhir pada 2 Juni 2014. “Artinya, pelaksanaan pemilihan gubernur dapat dimajukan tanpa mengurangi masa jabatan gubernur. Ini berlaku untuk Lampung dan 42 daerah lainnya,” kata dia. (CR-2/R-4)

±

±


CMYK CMYK

± ±

TER kamis, 18 april 2013 LAMPUNG POST

SETIAP industri rumah tangga pangan (IRTP), wajib memiliki sertifikat produksi pangan industri rumah tangga (SPP-IRT). Sertifikat ini berlaku lima tahun. Kepala Bidang Bina Sarana dan Prasarana Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Bandar Lampung As­ nah Tarigan, Rabu (17-4), mengatakan setelah masa berlaku lima tahun habis, IRTP wajib memperba­ rui SPP-IRT. Dasar SPPIRT ini sesuai dengan Peraturan Kepala Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) RI No­ mor HK03.1.23.04.12.2205 Tahun 2012 tentang Pedo­ man Pemberian SPP-IRT. Bagi IRTP yang ingin membuat SPP-IRT ter­ lebih dahulu melakukan pendaftaran atau meng­ isi formulir yang telah disediakan petugas Dinas Kesehatan kabupaten/ kota setempat. “Syaratnya pemilik atau penanggung jawab pangan industri ru­ mah tangga (PIRT) harus mengisi formulir per­ mohonan PIRT dan me­ menuhi ketentuan dalam formulir,” ujar dia. Beberapa syarat dan yang harus dilampirkan pada formulir permohonan PIRT, antara lain fotokopi KTP pemilik atau penang­

± ±

PONG Pelayanan publik

2

Diskoperindag Dorong IRT Tingkatkan Produksi

IRT Pangan Wajib Miliki Sertifikat

±

CMYK CMYK

± ±

gung jawab, pas foto pemi­ lik atau penggung jawab ukuran 4 X 6, surat izin usaha dari kelurahan, draf atau setting label, surat pernyataan persyaratan label, rekomendasi puskes­ mas, alur produksi pangan (dalam lembaran tersendi­ ri), dan peta lokasi IRT. “Setelah memenuhi per­ syaratan dan ketentuan sudah dipenuhi, selanjut­ nya Dinas Kesehatan akan meninjau ke lokasi IRT dan memberi penyuluhan ke­ pada pemilik atau penang­ gung jawab IRT,” ujar dia. Terpisah, Kepala Sek­ si Layanan Informasi Konsumen Balai Penga­ wasan Obat dan Makanan (BPOM) Lampung Hotna Panjaitan mengatakan dari 1.901 IRTP di Provinsi Lampung, BPOM telah memeriksa 90 IRTP seba­ gai sampel. Dari jumlah tersebut, 15 IRTP (16,67%) bermasalah. “Beberapa IRTP bermasalah itu tidak memenuhi ketentuan, seperti sanitasi, kebersih­ an ruangan produksi, dan kebersihan karyawan­ nya,” kata dia. Karena itu, BPOM mengimbau kepada pemi­ lik atau penanggunggun jawab IRTP agar lebih memperhatikan hal terse­ but. (CR-1/K-1)

±

INDUSTRI rumah tangga (IRT) terus menjamur di Kota Bandar Lampung. Mayoritas IRT itu bergerak di produksi makanan. Sebagian lagi, kerajinan tangan dan suvenir.

B

erdasar data Dinas Koperasi, Perindustrian, Perdagangan, dan UKM (Diskoperindag) Kota Bandar Lampung, pada 2012 terdapat 710 unit IRT di Kota Tapis Berseri. Jumlah ini sebagian dari 1.901 IRT pangan yang ada di Provinsi Lampung yang terdaftar di Balai Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) Lampung. Kepala Bidang (Kabid) Industri Diskope­ rindag Kota Bandar Lampung Husnal Yazid mengatakan instansinya selalu melakukan pembinaan, seperti bimbingan dan pe­ nyuluhan kepada IRT-IRT tersebut. Menurut Husnal, keberadaan IRT ini harus berizin dan dilaporkan ke pihak Dis­ koperindag. “Pelaku industri rumah tangga harus mengisi formulir dan mendaftarkan­ nya untuk diterbitkan. Kami pun meninjau lapangan ke rumah industri tersebut. Tetapi, kami berkoordinasi dengan pihak Badan Pe­ nanaman Modal dan Perizinan (BPMP) dalam penerbitan ini,” ujar Husnal, Rabu (17-4). Dalam pembinaan IRT, kata dia, pihaknya akan terus membina pelaku IRT agar bisa meningkatkan produksinya. Selain itu, pihak Diskoperindag memberikan penyuluh­ an untuk pengembangan produksi hasil olahan IRT agar lebih dikenal masyarakat dan bisa dipasarkan di pasar tradisional hingga supermarket. “Lalu, kami sarankan agar pelaku industri rumah tangga ini bisa memperkenalkan produknya di setiap acara

n LAMPUNG POST/IKHSAN DWI NUR SATRIO

IRT PANGAN. Pemilik IRT Soddiah (53) memproduksi kue basah di salah satu perumahan di Kelurahan Panjang Utara, Panjang, Bandar Lampung, beberapa waktu lalu. Mayoritas IRT di Bandar Lampung bergerak di bidang produksi makanan.

pameran, seperti Lampung Fair atau eventevent di Kota Bandar Lampung,” kata dia. Dana Ekor Dalam pembinaan IRT ini, Pemkot Bandar Lampung juga memberikan kredit ekonomi kerakyatan (ekor) di Bank Pasar bagi pelaku IRT tersebut. Pada 2013 ini, Pemkot Bandar Lampung menganggarkan Rp6,5 miliar untuk dana ekor di APBD. Kepala Diskoperindag Bandar Lampung Paika, beberapa waktu lalu, mengatakan saat ini diberikan lagi kesempatan seluasluasnya kepada pelaku UKM untuk meng­

gunakan dana ekor. Mengenai persyaratan relatif mudah. Hanya melampirkan kartu tanda penduduk (KTP) Bandar Lampung, memiliki usaha produktif dan dibuktikan dengan surat usaha dari pihak kelurahan. “Setelah itu akan diverifikasi, kemudian pihak bank bersama Diskoperindag akan turun mengecek. Jika layak, akan dibantu,” ujar dia. Terkait pendapatan asli daerah (PAD) dari pajak penggunaan dana ekor ini, Paika me­ ngatakan besarannya hanya 3% dari bunga pinjaman sebesar 5%/tahun. “Bunga bank kan setahun 5%, nah 3% untuk PAD, 2% untuk pendapatan bank,” ujar Paika. (MG5/K-1)

±

±

±

±

±

CMYK

±

CMYK

±


CMYK

±

kamis, 18 April 2013 LAMPUNG POST

±

CMYK

±

±

3

L i n ta s

±

NasDem Usung Caleg Siti Nurbaya-Tamanuri BANDAR LAMPUNG—Partai NasDem akan mengusung mantan Sekretaris Jenderal DPD Siti Nurbaya sebagai calon anggota legislatif dari daerah pemilihan (DP) Lampung. Selain itu, NasDem juga akan mengusung mantan Bupati Way Kanan Tamanuri. Hal itu dipastikan Ketua DPW NasDem Lampung Zamzani Yasin, Rabu (17-4). Dia mengatakan Siti Nurbaya akan maju dari DP Lampung I, sedangkan Tamanuri maju dari DP Lampung II. Mereka dinilai mampu meraup suara signifikan dalam pemilu legislatif mendatang. “Mereka maju dari DP Lampung. NasDem akan menyerahkan daftar calon sementara (DCS) pada 22 April mendatang,” kata Zamzani. (CR-2/U-2)

Muzzayin Pilih Jadi Calon Anggota Legislatif BREBES—Sekretaris Jenderal Komisi Yudisial (KY) Muzayyin Mahbub memilih mengundurkan diri dari jabatannya. Muzzayin akan menjadi salah satu calon anggota legislatif 2014. Ia akan maju sebagai caleg Partai Persatuan Pembangunan (PPP) dari DP Jawa Tengah IX, yang meliputi Kabupaten Brebes, Kabupaten Tegal, dan Kota Tegal. “Saya resmi mundur dari jabatan sekjen KY per 1 April 2013, sekaligus mengajukan pensiun dini. Alhamdulillah langsung diizinkan dan mendapat support dari teman-teman di KY,” ujar Muzayyin di Brebes, Rabu (17-4). Keputusan mundur itu bukan karena ada masalah terkait jabatannya di KY. Ia diminta PPP untuk maju menjadi caleg. Muzzayin mengaku harus memikirkan lebih matang sebelum bersedia dicalonkan melalui partai berlambang kakbah tersebut. (MI/U-2)

Parpol Tak Mampu Jalankan Agenda Perubahan

±

JAKARTA—Politisi Partai Golkar Bambang Soesatyo menga­ ku pesimistis partai politik mampu menjalankan agenda perubahan yang ditawarkan. Menurut Bambang, hal itu disebabkan karut-marut pengelolaan parpol sehingga parpol menjadi tidak amanah. “Jujur, saya pesimistis ada agenda perubahan yang ditawarkan parpol bisa dijalankan,” kata Bambang dalam diskusi Agenda Perubahan Versi Partai Politik di Kafe Galeri, Cikini, Jakarta, Rabu (17-4). Dengan kondisi demikian, menurut Bambang, tidak banyak yang bisa diharapkan dari parpol. “Kami tidak bisa berharap banyak, kalau parpol itu dikelola dengan seadanya. Mungkin di atas kertas, rencana itu begitu indahnya. Karut-marutnya pengelolaan parpol terbukti dari ketua umum maupun kader yang bermasalah,” ujar dia. (MI/U-2)

n ANTARA/R. REKOTOMO

SOSIALISASI PILGUB JATENG. Anggota KPU Kota Semarang, Henry Wahyono (kanan), menjelaskan tahapan dalam mengikuti Pemilihan Gubernur Jateng kepada sejumlah warga binaan pemasyarakatan (WBP) LP Wanita Semarang pada Sosialisasi Pilgub Jateng di Semarang, Rabu (17-4).

KIPRAH

Politik Jadi Panggilan Jiwa

±

Wiyadi SEGALA hal yang didasari niat baik akan menghasilkan hal yang baik pula. Karena itu, Sekretaris DPC PDIP Kota Bandar Lampung Wiyadi, yang menekuni politik atas dasar panggilan jiwa, berniat kerja maksimal untuk masyarakat. Politisi muda itu menga­ ku telah menyukai politik dengan segala problematikanya sejak kecil. Dia mengaku berpolitik merupakan panggilan jiwa ka­re­na melihat ketidakadilan dan penindasan terhadap kaum lemah alias wong cilik. “Saya suka dengan politik ini sejak kecil. Meski­ pun pernah dilarang oleh orang tua, saya tetap saja berada di jalur ini,” ujar ketua Komisi A DPRD Ban-

±

dar Lampung ini. Menurut dia, terjun ke dunia politik dan menjadi anggota legislatif membuat dirinya produktif. Ba­ nyak hal yang bisa diperbuat untuk membantu masyarakat, di antaranya memperjuangkan anggaran prorakyat; meng­ utamakan perbaikan jalan dan insftastruktur, maupun memperjuangkan pendidikan, kesehatan murah, dan berkualitas. Pria kelahiran 6 November 1973 di Klaten itu me­ ngatakan legislator harus peka atas permasalahan yang terjadi di daerah. Wakil rakyat dituntut mampu memperjuangkan aspirasi masyarakat. “itu sebabnya dari dulu hingga sekarang saya tetap berada di jalur politik ini. Karena saya menganggap banyak yang bisa saya perbuat melalui legislatif,” ujar calon anggota legislatif daerah pemilihan Kemiling, Tangjungkarang Barat, dan Langkapura itu. (CR-2/U-2)

CMYK

n ANTARA/RENO ESNIR

KUOTA PEREMPUAN PEMILU. Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) Ida Budhiati (kanan), Sekjen Partai NasDem Rio Patrice Capella (tengah), dan Ketua Badan Pemenangan Pemilu Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Fernita Darwis (kiri) menjadi pembicara dalam diskusi publik KPU di Media Center KPU, Jakarta, Rabu (17-4). Diskusi politik wartawan pemilu tersebut mengambil tema Kuota perempuan antara kualitas dan keharusan.

Hanura Usung Ferdinand-Zainudin BANDAR LAMPUNG (Lampost): Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) akan mengusung Ferdinand Sampurna Jaya dan Zainudin Hasan dalam Pemilihan Gubernur (Pilgub) Lampung mendatang. Hal itu dipastikan setelah Zainudin Hasan bertemu Ketua Umum Hanura Wiranto beberapa waktu lalu. Anggota DPR dari Fraksi Hanura yang juga calon gubernur Lampung, Ferdinand Sampurna Jaya, mengaku siap berpasangan dengan mantan calon bupati Lampung Selatan itu. Tetapi, dengan syarat Zainudin Hasan bersedia menjadi wakil gubernur. Pasalnya, dia hanya akan maju dari Hanura sebagai posisi orang nomor satu. “Memang saya tahu dia (Zainudin, red) sudah bertemu de­ ngan Wiranto. Tetapi kalau mau maju dari Hanura, dia harus bersedia untuk posisi nomor dua,” kata Ferdinand kepada Lampung Post, Rabu (17-4).

Anggota Komisi IX DPR itu me­n gatakan belum pernah ber­temu dengan adik kan­dung Menteri Kehutanan untuk memba­has pencalonan atau koalisi di Pil­g ub Lampung. Dia mengaku te­tap menjalin hubungan baik de­ngan unsur pimpinan DPP Ha­nura. Begitu juga pihaknya te­rus melakukan penjajakan de­ngan partai lainnya untuk berkoalisi. “Ya silakan saja Zainudin ke DPP Hanura. Yang jelas saya dengan dia belum pernah bertemu, tetapi bisa saja kami nanti berpasangan. Kita lihat nanti,” ujar mantan ketua DPD

Hanura Lampung itu. Rekomendasi Sementara itu, ketua komunikasi tim pemenangan Zainudin Hasan mengatakan Zainudin Hasan telah beberapa kali bertemu dengan Ketua Umum Hanura Wiranto. Pertemuan tersebut secara khusus membahas Pilgub Lampung dan meminta Wiranto memberi rekomendasi kepada Zainudin Hasan. Menurut sumber yang enggan disebutkan namanya itu, koalisi Hanura-PAN cukup untuk mengusung satu pasangan calon. Mengingat Zainudin disebut-sebut juga akan mendapat perahu PAN melalui jalur Zulkifli Hasan. “Pertemuan Zainudin dengan Wiranto dimediasi Albertus dan alhamdulillah responnya bagus,” kata dia. (CR-2/U-2)

PILGUB LAMPUNG

Cagub Tebar Pesona lewat Poster KATIBUNG (Lampost): Meski­ pun jadwal Pemilihan Gubernur Lampung masih menjadi pertentangan, calon gubernur telah tebar pesona di berbagai sudut di daerah ini, seperti terlihat di Kecamatan Katibung, Lampung Selatan, yang ramai dihiasi gambar atau poster bakal calon gubernur. Beragam media sosialisasi

dan ciri khas ditampilkan calon gubernur (cagub) Lampung. Mulai dari yang secara tegas menyebutkan diri menjadi cagub, tapi ada juga yang secara tersamar karena belum yakin dengan perahu pendukung. Poster umumnya dipasang pada pinggir jalan, baik pada batang pohon, rumah penduduk, dan bangunan lainnya

yang dianggap strategis. B.M. Mangkurana, warga Katibung, mengatakan jumlah poster semakin bertambah baik setiap harinya. Panitia pengawas pemilu (Panwaslu) setempat, kata dia, belum mengambil tindakan. Sebab itu, pemilik gambar ataupun pemasang poster masih leluasa memasang media sosialisasi itu. (USD/U-2)

n ANTARA/FIKRI YUSUF

KAMPANYE PEMILUKADA MAGETAN. Pasangan calon bupati dan calon wakil bupati Magetan, SumantriSamsi, menaiki bendi saat pawai kampanye di Stadion Yosonegoro, Magetan, Jatim, Rabu (17-4).

±

DUKUNGAN

Parpol Tidak Boleh Kaku TANJUNGKARANG PUSAT (Lampost): Partai politik tidak boleh ka­k u dalam menentukan calon ke­pala daerah maupun anggo­t a legislatif yang akan diusung. Kom­ petensi, elektabilitas, maupun popularitas penting menjadi landasan pemberian dukungan. Demikian dikemukakan anggota DPR Eko Hendro Purnomo, seusai mengha­ diri jumpa fans dan nonton bareng film Bangun Lagi Dong Lupus di 21 Plaza Central , Bandar Lampung. Menurut dia, arah dukung­ an PAN pada Pemilihan Gubernur Lampung mendatang sedang dalam proses penentuan di tingkat pusat. Meskipun secara pribadi pihaknya mendukung Ketua DPD PAN Lampung Abdurrachman Sarbini untuk maju pada Pilgub Lampung. “Siapa pun calon gubernur yang nantinya ditetapkan DPP, bagi saya tidak masalah

yang penting punya kemampuan. Pusat menentukan calon kan berdasarkan survei tentang elektabilitas dan popularitas calon,” kata Eko, Rabu (17-4). Bagi dirinya, jika berbicara calon apalagi politik, harus dibuat elastis dan tidak kaku. Karena itu, dalam menentukan calon gubernur tidak perlu dilihat kader murni atau ekstrnal. Meskipun kader internal lebih diperioritaskan. Calon anggota legislatif dari dae­ rah pemilihan Jawa Timur ini lebih melihat potensi yang dimiliki sang calon. “Jika kader di luar partai l e b i h p o te n s i a l , ke n a p a tidak.” Saat dikonfirmasi apakah adanya keterkaitan politik pada kedatangannya ke Lampung, dia dengan tegas membantah. Menurut dia, kedatangannya ke Lampung murni untuk mempromosikan film besutannya. (VER/U-1)

±

PELANGGARAN KAMPANYE

PKS Nilai Panwaslu Diskriminatif LIWA (Lampost): Dewan Pimpinan Daerah (DPD) PKS Lampung Barat melayangkan surat protes atas sikap diskriminatif Panitia Pengawas Pemilihan Umum (Panwaslu) setempat. Hal itu dilakukan untuk menindaklanjuti tegur­ an Panwaslu atas alat peraga kampanye PKS. Panwaslu telah memberikan teguran keras kepada PKS terkait pemasangan alat peraga kampanye yang dinilai dipasang pada zona larangan kampanye. Humas DPD PKS Lampung Barat (Lambar) Nopiyadi mengatakan surat protes terhadap Panwaslu Lambar disampaikan kepada Panwaslu setempat yang ditembuskan kepada KPU, Rabu (17-4). Pihaknya, menilai sikap Panwaslu tidak adil dan terkesan mendiskrimatifkan pihaknya. S e b a b, k a t a d i a , b e r dasarkan hasil investigasi pihaknya di lapangan, ternyata pemasangan spanduk tidak

hanya dilakukan PKS. Tetapi, banyak partai politik lain yang juga memasang atribut serupa di wilayah setempat. “Sejumlah alat peraga kampanye parpol yang masih terpasang, tetapi belum diberikan tindakan yang sama itu, misalnya, milik PDIP, Golkar, PKPI, dan Hanura,” ujar dia. Di tempat terpisah, Ketua Panwaslu Lambar Radityo membenarkan adanya surat dari PKS dan pihaknya masih akan mempelajarinya. Dia menjelaskan teguran tertulis kepada PKS yang telah disampaikan, Selasa (16-4), didasarkan pada temuan di lapangan. Selain PKS, ada PPP yang juga sudah diberikan tegur­an. Kemudian, apabila terdapat alat peraga partai lain yang belum ditindaklanjuti, hal itu disebabkan keterbatasan personel. “tidak ada istilah pilih kasih, jika ada partai lain yang melakukan pelanggaran akan kami sanksi serupa. (ELI/U-2)

CMYK

±

±


CMYK

±

kamis, 18 April 2013 LAMPUNG POST

±

CMYK

±

±

3

L i n ta s

±

NasDem Usung Caleg Siti Nurbaya-Tamanuri BANDAR LAMPUNG—Partai NasDem akan mengusung mantan Sekretaris Jenderal DPD Siti Nurbaya sebagai calon anggota legislatif dari daerah pemilihan (DP) Lampung. Selain itu, NasDem juga akan mengusung mantan Bupati Way Kanan Tamanuri. Hal itu dipastikan Ketua DPW NasDem Lampung Zamzani Yasin, Rabu (17-4). Dia mengatakan Siti Nurbaya akan maju dari DP Lampung I, sedangkan Tamanuri maju dari DP Lampung II. Mereka dinilai mampu meraup suara signifikan dalam pemilu legislatif mendatang. “Mereka maju dari DP Lampung. NasDem akan menyerahkan daftar calon sementara (DCS) pada 22 April mendatang,” kata Zamzani. (CR-2/U-2)

Muzzayin Pilih Jadi Calon Anggota Legislatif BREBES—Sekretaris Jenderal Komisi Yudisial (KY) Muzayyin Mahbub memilih mengundurkan diri dari jabatannya. Muzzayin akan menjadi salah satu calon anggota legislatif 2014. Ia akan maju sebagai caleg Partai Persatuan Pembangunan (PPP) dari DP Jawa Tengah IX, yang meliputi Kabupaten Brebes, Kabupaten Tegal, dan Kota Tegal. “Saya resmi mundur dari jabatan sekjen KY per 1 April 2013, sekaligus mengajukan pensiun dini. Alhamdulillah langsung diizinkan dan mendapat support dari teman-teman di KY,” ujar Muzayyin di Brebes, Rabu (17-4). Keputusan mundur itu bukan karena ada masalah terkait jabatannya di KY. Ia diminta PPP untuk maju menjadi caleg. Muzzayin mengaku harus memikirkan lebih matang sebelum bersedia dicalonkan melalui partai berlambang kakbah tersebut. (MI/U-2)

Parpol Tak Mampu Jalankan Agenda Perubahan

±

JAKARTA—Politisi Partai Golkar Bambang Soesatyo menga­ ku pesimistis partai politik mampu menjalankan agenda perubahan yang ditawarkan. Menurut Bambang, hal itu disebabkan karut-marut pengelolaan parpol sehingga parpol menjadi tidak amanah. “Jujur, saya pesimistis ada agenda perubahan yang ditawarkan parpol bisa dijalankan,” kata Bambang dalam diskusi Agenda Perubahan Versi Partai Politik di Kafe Galeri, Cikini, Jakarta, Rabu (17-4). Dengan kondisi demikian, menurut Bambang, tidak banyak yang bisa diharapkan dari parpol. “Kami tidak bisa berharap banyak, kalau parpol itu dikelola dengan seadanya. Mungkin di atas kertas, rencana itu begitu indahnya. Karut-marutnya pengelolaan parpol terbukti dari ketua umum maupun kader yang bermasalah,” ujar dia. (MI/U-2)

n ANTARA/R. REKOTOMO

SOSIALISASI PILGUB JATENG. Anggota KPU Kota Semarang, Henry Wahyono (kanan), menjelaskan tahapan dalam mengikuti Pemilihan Gubernur Jateng kepada sejumlah warga binaan pemasyarakatan (WBP) LP Wanita Semarang pada Sosialisasi Pilgub Jateng di Semarang, Rabu (17-4).

KIPRAH

Politik Jadi Panggilan Jiwa

±

Wiyadi SEGALA hal yang didasari niat baik akan menghasilkan hal yang baik pula. Karena itu, Sekretaris DPC PDIP Kota Bandar Lampung Wiyadi, yang menekuni politik atas dasar panggilan jiwa, berniat kerja maksimal untuk masyarakat. Politisi muda itu menga­ ku telah menyukai politik dengan segala problematikanya sejak kecil. Dia mengaku berpolitik merupakan panggilan jiwa ka­re­na melihat ketidakadilan dan penindasan terhadap kaum lemah alias wong cilik. “Saya suka dengan politik ini sejak kecil. Meski­ pun pernah dilarang oleh orang tua, saya tetap saja berada di jalur ini,” ujar ketua Komisi A DPRD Ban-

±

dar Lampung ini. Menurut dia, terjun ke dunia politik dan menjadi anggota legislatif membuat dirinya produktif. Ba­ nyak hal yang bisa diperbuat untuk membantu masyarakat, di antaranya memperjuangkan anggaran prorakyat; meng­ utamakan perbaikan jalan dan insftastruktur, maupun memperjuangkan pendidikan, kesehatan murah, dan berkualitas. Pria kelahiran 6 November 1973 di Klaten itu me­ ngatakan legislator harus peka atas permasalahan yang terjadi di daerah. Wakil rakyat dituntut mampu memperjuangkan aspirasi masyarakat. “itu sebabnya dari dulu hingga sekarang saya tetap berada di jalur politik ini. Karena saya menganggap banyak yang bisa saya perbuat melalui legislatif,” ujar calon anggota legislatif daerah pemilihan Kemiling, Tangjungkarang Barat, dan Langkapura itu. (CR-2/U-2)

CMYK

n ANTARA/RENO ESNIR

KUOTA PEREMPUAN PEMILU. Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) Ida Budhiati (kanan), Sekjen Partai NasDem Rio Patrice Capella (tengah), dan Ketua Badan Pemenangan Pemilu Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Fernita Darwis (kiri) menjadi pembicara dalam diskusi publik KPU di Media Center KPU, Jakarta, Rabu (17-4). Diskusi politik wartawan pemilu tersebut mengambil tema Kuota perempuan antara kualitas dan keharusan.

Hanura Usung Ferdinand-Zainudin BANDAR LAMPUNG (Lampost): Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) akan mengusung Ferdinand Sampurna Jaya dan Zainudin Hasan dalam Pemilihan Gubernur (Pilgub) Lampung mendatang. Hal itu dipastikan setelah Zainudin Hasan bertemu Ketua Umum Hanura Wiranto beberapa waktu lalu. Anggota DPR dari Fraksi Hanura yang juga calon gubernur Lampung, Ferdinand Sampurna Jaya, mengaku siap berpasangan dengan mantan calon bupati Lampung Selatan itu. Tetapi, dengan syarat Zainudin Hasan bersedia menjadi wakil gubernur. Pasalnya, dia hanya akan maju dari Hanura sebagai posisi orang nomor satu. “Memang saya tahu dia (Zainudin, red) sudah bertemu de­ ngan Wiranto. Tetapi kalau mau maju dari Hanura, dia harus bersedia untuk posisi nomor dua,” kata Ferdinand kepada Lampung Post, Rabu (17-4).

Anggota Komisi IX DPR itu me­n gatakan belum pernah ber­temu dengan adik kan­dung Menteri Kehutanan untuk memba­has pencalonan atau koalisi di Pil­g ub Lampung. Dia mengaku te­tap menjalin hubungan baik de­ngan unsur pimpinan DPP Ha­nura. Begitu juga pihaknya te­rus melakukan penjajakan de­ngan partai lainnya untuk berkoalisi. “Ya silakan saja Zainudin ke DPP Hanura. Yang jelas saya dengan dia belum pernah bertemu, tetapi bisa saja kami nanti berpasangan. Kita lihat nanti,” ujar mantan ketua DPD

Hanura Lampung itu. Rekomendasi Sementara itu, ketua komunikasi tim pemenangan Zainudin Hasan mengatakan Zainudin Hasan telah beberapa kali bertemu dengan Ketua Umum Hanura Wiranto. Pertemuan tersebut secara khusus membahas Pilgub Lampung dan meminta Wiranto memberi rekomendasi kepada Zainudin Hasan. Menurut sumber yang enggan disebutkan namanya itu, koalisi Hanura-PAN cukup untuk mengusung satu pasangan calon. Mengingat Zainudin disebut-sebut juga akan mendapat perahu PAN melalui jalur Zulkifli Hasan. “Pertemuan Zainudin dengan Wiranto dimediasi Albertus dan alhamdulillah responnya bagus,” kata dia. (CR-2/U-2)

PILGUB LAMPUNG

Cagub Tebar Pesona lewat Poster KATIBUNG (Lampost): Meski­ pun jadwal Pemilihan Gubernur Lampung masih menjadi pertentangan, calon gubernur telah tebar pesona di berbagai sudut di daerah ini, seperti terlihat di Kecamatan Katibung, Lampung Selatan, yang ramai dihiasi gambar atau poster bakal calon gubernur. Beragam media sosialisasi

dan ciri khas ditampilkan calon gubernur (cagub) Lampung. Mulai dari yang secara tegas menyebutkan diri menjadi cagub, tapi ada juga yang secara tersamar karena belum yakin dengan perahu pendukung. Poster umumnya dipasang pada pinggir jalan, baik pada batang pohon, rumah penduduk, dan bangunan lainnya

yang dianggap strategis. B.M. Mangkurana, warga Katibung, mengatakan jumlah poster semakin bertambah baik setiap harinya. Panitia pengawas pemilu (Panwaslu) setempat, kata dia, belum mengambil tindakan. Sebab itu, pemilik gambar ataupun pemasang poster masih leluasa memasang media sosialisasi itu. (USD/U-2)

n ANTARA/FIKRI YUSUF

KAMPANYE PEMILUKADA MAGETAN. Pasangan calon bupati dan calon wakil bupati Magetan, SumantriSamsi, menaiki bendi saat pawai kampanye di Stadion Yosonegoro, Magetan, Jatim, Rabu (17-4).

±

DUKUNGAN

Parpol Tidak Boleh Kaku TANJUNGKARANG PUSAT (Lampost): Partai politik tidak boleh ka­k u dalam menentukan calon ke­pala daerah maupun anggo­t a legislatif yang akan diusung. Kom­ petensi, elektabilitas, maupun popularitas penting menjadi landasan pemberian dukungan. Demikian dikemukakan anggota DPR Eko Hendro Purnomo, seusai mengha­ diri jumpa fans dan nonton bareng film Bangun Lagi Dong Lupus di 21 Plaza Central , Bandar Lampung. Menurut dia, arah dukung­ an PAN pada Pemilihan Gubernur Lampung mendatang sedang dalam proses penentuan di tingkat pusat. Meskipun secara pribadi pihaknya mendukung Ketua DPD PAN Lampung Abdurrachman Sarbini untuk maju pada Pilgub Lampung. “Siapa pun calon gubernur yang nantinya ditetapkan DPP, bagi saya tidak masalah

yang penting punya kemampuan. Pusat menentukan calon kan berdasarkan survei tentang elektabilitas dan popularitas calon,” kata Eko, Rabu (17-4). Bagi dirinya, jika berbicara calon apalagi politik, harus dibuat elastis dan tidak kaku. Karena itu, dalam menentukan calon gubernur tidak perlu dilihat kader murni atau ekstrnal. Meskipun kader internal lebih diperioritaskan. Calon anggota legislatif dari dae­ rah pemilihan Jawa Timur ini lebih melihat potensi yang dimiliki sang calon. “Jika kader di luar partai l e b i h p o te n s i a l , ke n a p a tidak.” Saat dikonfirmasi apakah adanya keterkaitan politik pada kedatangannya ke Lampung, dia dengan tegas membantah. Menurut dia, kedatangannya ke Lampung murni untuk mempromosikan film besutannya. (VER/U-1)

±

PELANGGARAN KAMPANYE

PKS Nilai Panwaslu Diskriminatif LIWA (Lampost): Dewan Pimpinan Daerah (DPD) PKS Lampung Barat melayangkan surat protes atas sikap diskriminatif Panitia Pengawas Pemilihan Umum (Panwaslu) setempat. Hal itu dilakukan untuk menindaklanjuti tegur­ an Panwaslu atas alat peraga kampanye PKS. Panwaslu telah memberikan teguran keras kepada PKS terkait pemasangan alat peraga kampanye yang dinilai dipasang pada zona larangan kampanye. Humas DPD PKS Lampung Barat (Lambar) Nopiyadi mengatakan surat protes terhadap Panwaslu Lambar disampaikan kepada Panwaslu setempat yang ditembuskan kepada KPU, Rabu (17-4). Pihaknya, menilai sikap Panwaslu tidak adil dan terkesan mendiskrimatifkan pihaknya. S e b a b, k a t a d i a , b e r dasarkan hasil investigasi pihaknya di lapangan, ternyata pemasangan spanduk tidak

hanya dilakukan PKS. Tetapi, banyak partai politik lain yang juga memasang atribut serupa di wilayah setempat. “Sejumlah alat peraga kampanye parpol yang masih terpasang, tetapi belum diberikan tindakan yang sama itu, misalnya, milik PDIP, Golkar, PKPI, dan Hanura,” ujar dia. Di tempat terpisah, Ketua Panwaslu Lambar Radityo membenarkan adanya surat dari PKS dan pihaknya masih akan mempelajarinya. Dia menjelaskan teguran tertulis kepada PKS yang telah disampaikan, Selasa (16-4), didasarkan pada temuan di lapangan. Selain PKS, ada PPP yang juga sudah diberikan tegur­an. Kemudian, apabila terdapat alat peraga partai lain yang belum ditindaklanjuti, hal itu disebabkan keterbatasan personel. “tidak ada istilah pilih kasih, jika ada partai lain yang melakukan pelanggaran akan kami sanksi serupa. (ELI/U-2)

CMYK

±

±


CMYK

±

CMYK

±

NASIONAL

Johan Budi S.P. Penyidik KPK menemukan dua alat bukti yang cukup atas dugaan pemberian hadiah atau janji terkait izin lahan 1 juta meter untuk PT Garindo Perkasa di Bogor, Jawa Barat.

INTERNASIONAL kamis, 18 april 2013 LAMPUNG POST

4 FLU BURUNG

LINTAS

Korban Tewas di China Capai 16

Korut Nyatakan Terbuka untuk Dialog PYONGYANG—Pemerintah Korea Utara (Korut) menya­ takan pihaknya bersedia melakukan pembicaraan damai dengan Korea Selatan (Korsel) dan Amerika Serikat(AS). Namun, hal itu tidak akan dilakukan selama AS tetap pada posisi mengancam dengan nuklirnya. Korut juga tetap mengancam akan meningkatkan pe­ nanganan militer jika AS tak segera mengakhiri latihan tempur bersama Korsel dan menarik peralatan tempur militernya. Korut masih menuding AS mengancam negara komu­ nis itu dengan persiapan penangkal nuklir di Guam. AS juga dianggap mengancam dengan mengadakan latihan tempur militer bersama Korsel. Latihan tempur tersebut rencananya akan berakhir pada Selasa (30-4) mendatang. Dalam pernyataan yang sama, Korut mengecam aksi protes dengan membakar foto pimpinannya, Kim Il Sung dan Kim Jong Ill, di Korsel. (MI/U-1)

Menhub Resmikan Jalur Ganda KA JAKARTA—Untuk memberikan pelayanan optimal ke­ pada masyarakat, PT kereta Api Indonseia (KAI) kemarin meresmikan jalur ganda Serpong—Parung Panjang—Maja. Selain itu, PT KAI juga meresmikan pengoperasian Kereta Rel Listrik (KRL) yang merupakan hasil kerja sama antara Indonesia dan Jerman. Dalam kesempatan itu, Wakil Menteri Perhubungan Bambang Susantono, yang didampingi Duta Besar Jerman Georg Witschel dan Gubernur Banten Ratu Atut Chosiyah, mengatakan jalur ganda yang diresmikan itu tidak hanya sampai di Maja, tetapi juga Merak. Tujuannya tidak lain untuk memfasilitasi penumpang commuter dari Banten ke Jakarta. “Dengan adanya pening­ katan kapasitas penumpang ini, tentu jumlah pengguna kereta api rute ini yang per harinya mencapai 69.350 orang, akan terangkut dengan baik,” kata dia. (MI/U-1)

Gempa Iran Tewaskan 35 Warga Pakistan KARACHI—Gempa 7,8 skala Richter yang berpusat di Iran bagian tenggara dekat perbatasan dengan Pakistan, Selasa (16-4), menewaskan 35 orang di Pakistan. Gempa juga menghancurkan ratusan rumah dan getarannya dilaporkan hingga di India, Qatar, dan Dubai. Seorang pejabat Pakistan mengatakan sedikitnya 30 orang tewas dan 150 lainnya terluka di Kota Mashkeel, Provinsi Baluchistan, yang merupakan garis perbatasan dengan Iran. Menurut kepala sebuah pusat kesehatan di Mashkeel, ada tiga wanita dan dua anak-anak yang tewas di Panjgur. (MI/U-1)

n ANTARA/NYOMAN BUDHIANA

PEMINDAHAN LION AIR. Sejumlah petugas menarik potongan pesawat Lion Air yang mengalami kecelakaan saat mulai dipindahkan di Bandara Ngurah Rai, Denpasar, Bali, Rabu (17-4). Bangkai pesawat Boeing 737-800 itu dipotong menjadi enam bagian sehingga memudahkan pemindahannya.

KPU Revisi PKPU 1/2013 JAKARTA (Lampost): Komisi Pemilihan Umum (KPU) memastikan akan merevisi Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU) No. 1/2013 tentang Iklan Kampanye. Mereka bakal mencabut sejumlah pasal yang berpotensi memberangus kebebasan pers. Kepastian merevisi PKPU tersebut setelah KPU bertemu dengan Komisi Penyiaran Indonesia (KPI), Dewan Pers, dan para petinggi media yang berlangsung maraton di ge­ dung KPU dan gedung Dewan Pers, kemarin. Komisioner KPU Ferr y Kurnia Rizkiyansyah menga­ takan KPU akan mengadakan rapat pleno komisioner untuk memastikan penghapusan pasal-pasal yang dinilai ber­ masalah. Pasal yang akan di­ cabut, yaitu Pasal 46 pada ayat yang isinya pencabutan izin penyelenggaraan penyiaran atau pencabutan izin penerbit­

LAMBANG DAERAH

±

an media massa cetak. “Berdasarkan hasil rapat, kami sepakat Pasal 46 diha­ pus dan akan kami tegaskan lagi dalam forum pleno,” ujar Ferry. KPU juga akan meng­ hapus Pasal 45 Ayat (4) yang menyebutkan jangka waktu bagi KPI dan Dewan Pers un­ tuk mengenakan sanksi. Ferry mengakui aturan yang dibuatnya itu adalah warisan peraturan 2002. Namun, un­ tuk Pasal 45 dan 46 rupanya luput dari pengamatan dan pembahasan yang mendalam sehingga menyisakan pasal yang bermasalah. “Namun, ada kata di Pasal

46 Ayat (1) huruf f kata-katan­ ya itu atau pencabutan izin penerbitan media massa cetak. Tampaknya ini terbawa dari peraturan yang lama, peraturan KPU yang lama,” kata dia. Fery menjelaskan pembuat­ an PKPU tersebut memang sesuai dengan SOP (standard operating procedure), terutama mengatur kinerja biro dalam penyusunan draf PKPU. Dalam peraturan sebelumnya, kata Ferry, pasal itu sudah ada. “Mereka (biro) hanya men-copy paste pasal yang ada pada pera­ turan sebelumnya,” ujarnya. Menurut dia, penyusunan rancangan PKPU mulanya dilakukan oleh setiap biro terkait. Draf PKPU yang sudah dibuat biro kemudian diserah­ kan kepada komisioner untuk dibahas. Setelah dibahas di antara komisioner, KPU juga akan sosialisasi dengan lem­

baga swadaya masyarakat. “Jadi, kami (KPU) ingin te­ gaskan di sini bahwa tidak ada niat sedikit pun untuk melakukan upaya pembere­ delan,” kata dia. Kritik Tajam Saat bertemu Dewan Pers, KPU dikritik tajam oleh sejum­ lah praktisi media. Salah satu­ nya dari Deputi Devisi Kepala Pemberitaan Media Indonesia Abdul Kohar. Dia menga­ takan sebetulnya PKPU yang bermasalah sangat banyak, terutama jika ditelisik secara mendetail pasal-pasalnya. Karena memang KPU tidak teliti dan hanya menyalin per­ aturan KPU sebelumnya yang tentu konteksnya sudah lain. Kohar menilai lembaga yang mengurus negara selama ini memang kebanyakan tidak serius. (MI/U-1)

BEIJING (Lampost): Dua pasien flu burung China tewas pada Rabu (17-4). Dua kematian baru itu menambah jumlah korban tewas akibat flu bu­ rung di China yang kini men­ capai 16 orang dari 77 kasus. Korban tewas terakhir be­ rada di Shanghai, kota tem­ pat kasus flu burung paling banyak terjadi. Di kota pusat komersial China itu, tercatat 30 kasus flu burung. Sisanya, 21 kasus terjadi Zhejiang dan 20 di Jiangsu, 3 di Anhui, 1 di Beijing, dan 2 di Henan. Demikian dilaporkan kantor berita China Xinhua. Sumber pasti infeksi hingga kini masih belum diketahui. Penularan dari manusia ke manusia juga dipastikan tidak pernah terjadi sejauh ini. Pe­ merintah China menegaskan orang-orang yang diperkira­ kan memiliki kontak dekat dengan pasien flu burung berada dalam pengawsan medis. Zeng Guang, kepala ilmu­ wan epidemiologi pada pusat pengendalian dan pencegah­ an penyakit China (CDPCC), menyebutkan 40% korban flu burung tak punya histo­ ris jelas atas kontak dengan unggas. Begitu pun menurut data yang dikumpulkan Reuters, hanya 10 dari 77 korban flu bu­ rung yang terpapar virus kare­ na memiliki kontak de­ngan unggas. “Bagaimana mere­ka terkena infeksi? Ini sebuah misteri,” kata Zeng. (MI/U-1)

IZIN TANAH

Gubernur NAD Kukuh Gunakan Bendera GAM JAKARTA (Lampost): Gubernur Nangroe Aceh Darussalam (NAD) Abdullah Zaini mengha­ dap Presiden Susilo Bambang Yudhoyono di istana negara, ke­ marin (17-4). Dalam pertemuan itu, Abdullah bersikeras tetap menggunakan lambang Aceh yang mirip lambang Gerakan Aceh Merdeka (GAM). “Kami berikan klarifikasi, waktu itu bapak Presiden me­ nanyakan bagaimana persoalan tentang bendera dan lambang. Jadi itu semua kami telah mem­

±

berikan jawaban sebenarnya, persis seperti apa yang telah terjadi komunikasi di antara Pemerintah Aceh dan DPRA dengan pihak Kemendagri dan juga menkopolhukam kemarin. Pada prinsipnya masih sama jawabannya,” kata Abdullah, usai pertemuan. Abdullah bersikeras lam­ bang Aceh yang digunakan itu sudah melalui proses demokra­ si dan melalui proses yang pan­ jang. Karena itu pula, dirinya tidak ingin lambang itu diganti

CMYK

meskipun ada perdebat­an de­ ngan Presiden. “Saya kira begini, itu sama saja seperti kemarin. Kami memberikan juga jawaban ini soal yang sudah diputuskan oleh DPRA, jadi satu instansi yang di situ bukan saja diiya­ kan oleh Partai Aceh, melain­ kan oleh partai nasional. Ada Partai Demokrat, Partai Golkar, PKS, Partai Aceh, jadi semua secara aklamasi. Ini yang saya kira tidak perlu ditindaklan­ juti,” ujarnya. (MI/U-1)

Ketua DPRD Bogor Jadi Tersangka JAKARTA (Lampost): Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkan Ketua DPRD Ka­ bupaten Bogor Iyus Djuher se­ bagai tersangka kasus dugaan suap pengurusan izin tanah di Tanjung Sari Bogor. Selain itu, terdapat empat tersangka lainnya yang ditetapkan sete­ lah adanya penyidikan lanjut­ an KPK. Penyidik KPK menemukan dua alat bukti yang cukup atas dugaan pemberian hadiah atau janji terkait izin lahan 1 juta meter untuk PT Garindo Perkasa di daerah Desa Me­ jaya, Tanjung Sari, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Tanah tersebut digunakan oleh PT Garindo Perkasa untuk diba­ ngun tempat permakaman bukan umum (TPBU). “KPK menetapkan tersang­ ka sejak hari ini, yaitu PNS Pemkab Bogor Usep Jumenio, pegawai Honorer Pemkab

±

Bogor Listo Wely Sabu, pega­ wai swasta Nana Supriatna, Direktur PT GP Sento Susilo, dan Ketua DPRD Kabupaten Bogor Iyus Djuher,” kata Juru Bicara KPK Johan Budi S.P., di gedung KPK, Jakarta, Rabu (17-4). Johan menjelaskan keterli­ batan Iyus adalah ditemukan bukti kuat bahwa ID berperan terkait upaya pemberian izin lokasi tanah di Tanjung Sari. Sementara kaitannya dengan LWS dan UJ adalah penerima uang dari SS yang ditangkap di rest area. Berdasarkan info, uang Rp800 juta itu diberikan ke Usep, yang merupakan utusan Iyus, untuk dibagikan ke Iyus sebesar Rp500 juta, sedangkan Rp300 juta dibagikan ke yang lain karena berperan sebagai makelar, yaitu Wely, Nana, dan Usep. Uang itu digantikan dengan surat izin tanah.

n ANTARA/JAFKHAIRI

KPK GELEDAH PEMKAB BOGOR. Petugas Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) membawa berkas saat penggeledahan kantor Pemerintah Kabupaten Bogor di Cibinong, Jabar, Rabu (17-4). KPK melakukan pemeriksaan dan penggeledahan sejumlah ruangan di kantor Pemkab Bogor terkait tertangkapnya tujuh orang dengan barang bukti uang tunai Rp800 juta melalui operasi tangkap tangan di Sentul pada Selasa (16-4) dan ditangkapnya Ketua DPRD Kabupaten Bogor Iyus Djuher yang berkaitan kasus penyuapan pengurusan izin lokasi tanah di Jonggol.

“KPK masih akan terus mengembangkan apakah

ada pihak lain yang terlibat di dalamnya,” ujarnya. (MI/U-2)

CMYK

±


CMYK

CMYK Herwan Mega (Ketua Komisi B DPRD Lampura)

DAERAH KAMIS, 18 APRIL 2013 LAMPUNG POST

Dengan menggunakan kendaraan pribadi atau milik anggotanya, terpaksa menggunakan biaya sendiri karena tidak ditanggung dari sekretariat.

5

Pembayaran Tunjangan Guru Ditunda

BAHAN BAKAR

Surati 2 Menteri, Bupati Mesuji Minta SPBU Mini MESUJI (Lampost): Di Kabupaten Mesuji ternyata cuma ada dua stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU). Akibatnya, masyarakat sulit untuk mendapatkan bahan bakar minyak. Untuk mengatasi hal itu, Bupati Mesuji Khamamik terobsesi membangun SPBU mini di setiap desa. Khamamik pun melayangkan surat ke Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral dan Kementerian BUMN, serta PT Pertamina untuk membangun SPBU mini. Dalam surat itu, bupati meminta agar masyarakat dapat memperoleh BBM dengan harga normal dan lokasinya menjadi lebih terjangkau, Rabu (17-4). SPBU mini yang akan dibangun di setiap desa tersebut rencananya menggunakan sistem pompa dispenser

berkapasitas 500 liter per hari untuk melayani kebutuhan BBM jenis bensin (gasoline) bagi pengguna sepeda motor. Diasumsikan, jika dalam suatu desa terdapat 750 kepala keluarga dengan kepemilikan sepeda motor roda dua sejumlah 500 unit, total kebutuhan bensin dalam setiap desa adalah 500 liter per hari. “SPBU mini ini nanti menggunakan sistem dispenser dengan ukuran yang tervalidasi. Peruntukannya khusus bagi pengguna sepeda motor, kalau kendaraan roda empat dan angkutan umum tetap diarahkan ke SPBU,” kata Khamamik. Untuk tahap awal, ujar Khamamik, Pemkab Mesuji akan mengusulkan pembangunan SPBU mini di 15 titik keramaian desa dari 104 desa di Mesuji. (CK-6/D-3)

Mobil Dinas DPRD Lampura Menghilang

KOTABUMI (Lampost): Sejak tiga bulan terakhir, mobil dinas Komisi B DPRD Kabupaten Lampung Utara tidak diketahui keberadaannya. Mobil Nissan Terano BE-44-JZ selama ini untuk kendaraan operasional Komisi B. Ketua Komisi B DPRD Lampura Herwan Mega, Rabu (17-4), mengatakan pihaknya saat ini tidak memiliki kendaraan operasional lantaran kendaraan dinas yang seharusnya diserahkan usai penggantian ketua komisi ini justru tidak diberikan. ”Informasinya kendaraan dinas itu sekarang masih berada pihak keluarga ketua komisi yang lama,” kata Herwan. Dia juga mengatakan mengenai hal ini pihaknya sudah mempertanyakan tentang keberadaan kendaraan dinas untuk kepetingan operasional di Komisi B DPRD Lam-

SUKADANA (Lampost): Pemerintah Kabupaten Lampung Timur menyiapkan Rp47 miliar dana tunjangan profesi guru. Namun, Pemkab Lamtim masih menunda pembayaran karena menunggu surat penetapan dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

LAMPUNG POST/ABU UMAR ALI

ASET DAERAH

pung Utara kepada Sekretaris Dewan (Sekwan). Sementara itu, menurut Sekwan, dia sudah melaporkan hal itu kepada bupati. ”Masalah ini akan dicarikan solusinya atau dicarikan mobil pengganti,” kata Herwan, menirukan penjelasan Sekwan DPRD setempat. Dia menjelaskan sebe narnya dengan tidak ada kendaraan operasional Komisi B tidak mengganggu atau menghambat kegiatan. ”Kare na dalam setiap kegiatan seperti bimtek, studi banding dan SDM, Komisi B menggunakan kendaraan pribadi atau milik anggota,” ujarnya. Dengan menggunakan kendaraan pribadi atau milik anggotanya, lanjut Herwan, pihaknya terpaksa menggunakan biaya sendiri karena tidak ditanggung dari sekretariat. (HAR/D-3)

SERAHKAN BANTUAN PEMPROV. Sekretaris Provinsi Lampung Berlian Tihang, mewakili Gubernur Lampung Sjachroedin Z.P., menyerahkan bantuan keuangan kepada Pemkab Tanggamus, Rabu (17-4). Bantuan senilai Rp86,1 miliar itu untuk 15 bidang kegiatan.

ANGGARAN PEMBANGUNAN

Pemprov Bantu Tanggamus Rp86,1 M KOTAAGUNG (Lampost): Pemerintah Provinsi Lampung menyerahkan dana bantuan kepada Pemerintah Kabupaten Tangga mus senilai Rp86,1 miliar. Dana pem bangunan 2013 itu akan digunakan untuk 15 bidang kegiatan. Penyerahan bantuan tersebut dilakukan dalam rangka kun jungan kerja Gubernur Lampung Sjachroedin Z.P. di Tanggamus yang diwakili Wakil Gubernur M.S. Joko Umar Said, didampingi Sekretaris Provinsi Berlian Tihang, unsur Forkopimda Provinsi Lampung, dan beberapa pejabat struktural di lingkup Pemprov

Lampung, Rabu (17-4). Anggaran itu di antaranya untuk bidang bina marga Rp28,08 miliar dengan sasaran pembangunan atau rehabilitasi jalan dan jembatan, serta bidang pengairan dan pemukiman Rp2,65 miliar dengan sasaran pembangunan drainase dan pembuatan sumur bor. Dalam sambutannya, Berlian Tihang mengatakan pemberian bantuan ini merupakan pembinaan secara nyata dari provinsi bagi pengembangan pembangunan di Kabupaten Tanggamus. ”Oleh karena itu, ka mi mengharapkan bantuan ini dapat menunjang

pelaksana an pembangunan sehingga dapat mem bantu kelancaran pelayanan kepada masyarakat,” kata Berlian. Pemprov Lampung berharap agar pelaksanaan bantuan ini dapat benar-benar dilaksanakan mengikuti asas administrasi pemerintahan yang baik dan benar. “Kami minta pelaksanaan dilakukan sesuai dengan asasasas administrasi pemerintahan,” katanya. Dengan prinsip 5T, yakni tepat aturan, tepat sasaran, tepat waktu, tepat adminstrasi, dan tepat biaya, sehingga betulbetul terlaksana dan terbebas dari jeratan hukum di kemudian hari, lanjutnya. (CK-2/D-3)

TANGGAMUS EXPO 2013

Hal tersebut disampaikan Kepala Seksi Edukatif Pendidikan Dasar pada Dinas Pendidikan, Pemuda, dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Lamtim Thabrani, Rabu (17-4). Thabrani, yang mewakili Kepala Disdikpora Lamtim Anthoni Siaga Putra, mengatakan dana tunjangan profesi guru yang telah disiapkan untuk dibayarkan pada triwulan III sebanyak Rp47 miliar lebih. Namun, kapan waktu realisasi pembayarannya belum dapat dipastikan. “Sejauh ini sebagian besar guru di Lamtim belum menerima SK penetapan guru sebagai penerima dana tunjangan profesi pendidik dari Dirjend PMPTK Kementerian Pendidikan d a n Ke b u d aya a n , ” k at a Thabrani. Menurut Thabrani, jumlah guru penerima dana tunjangan profesi pendidik terus bertambah setiap tahunnya. Dengan bertambahnya jumlah para guru penerima dana tersebut, otomatis bertambah pula jumlah dana yang diperlukan untuk membayar dana tunjangan profesi yang dimaksud. Jika pada 2012 kebutuhan dana untuk membayar tunjangan tersebut sekitar Rp152,2 miliar, pada 2013 jumlahnya meningkat menjadi sekitar Rp190,19 miliar. Menurut dia, pembayaran dana itu dilakukan selama

empat triwulan atau tiga bulan sekali. Seleksi Selanjutnya, Thabrani menjelaskan prosedur untuk pembayaran, yakni nama guru penerima harus terdaftar dan lolos seleksi atau verifikasi yang dilakukan Disdikpora Lamtim. Dalam seleksi atau verifikasi itu, syarat mutlak bagi guru untuk lolos harus memenuhi ketentuan jumlah jam mengajar, yaitu minimal 24 jam. Setelah lolos verifikasi, daftar nama guru yang bersangkutan diusulkan ke Kemendikbud melalui Direktorat Jenderal (Ditjen) PMPTK. Oleh Ditjen PMPTK kemudian diverifikasi ulang, setelah lolos dalam verifikasi ulang Dirjen PMPTK atas nama Mendikbud menerbitkan SK penetapan guru penerima dana tunjangan profesi pendidik 2013. SK penetapan dari Dirjen PMPTK itulah yang menjadi dasar direalisa sikannya pembayaran dana tersebut. Terkait hal itu, lanjut Thabrani, sampai sejauh ini para guru yang telah lolos verifikasi baru sebagian kecil yang telah menerima SK penetapan dari Dirjen PMPTK. Para guru tersebut sebagian adalah guru TK, SD, dan SMP. Sementara sebagian besar lagi guru yang sama plus guru SMA dan SMK sama sekali belum menerima SK tersebut. (JON/D-3)

66 Stan Pameran Terisi Penuh TALANGPADANG (Lampost): Peserta Tanggamus Expo 2013 antusias memamerkan produk barang dan jasanya. Sebanyak 66 stan pun habis. Tanggamus Expo 2013 dibuka 17 April hingga 22 April di Lapangan Tangsi, Kecamatan Talangpadang. Ke-66 stan sudah dipenuhi satuan kerja perangkat daerah (SKPD), UMN/BUMD, dan kecamatan se-Tanggamus yang memamerkan hasil-hasil dan prestasi yang memiliki ciri kearifan lokal masing-masing. Lapangan Tangsi seakan tak mampu menampung stan-stan dunia usaha, koperasi, usaha kecil dan menengah (UKM), dan lain sebagainya. “Sebanyak 66 stan yang kami

siapkan sudah terisi penuh, bahkan masih banyak yang mendaftar, tetapi karena lokasinya terbatas terpaksa kami tolak. Lapangan Tangsi tempat digelarnya Tanggamus Expo 2013 seakan terlalu kecil,” kata Kepala Bagian Ekonomi dan Pembangunan (Ekobang) Pemkab Tanggamus Sukisno di tengah-tengah persiapan malam pembukaan Tanggamus Expo, Rabu (17-4). Nantinya pengunjung bisa masuk secara gratis. Di Tanggamus Expo pengunjung bisa menyaksikan keunggulan dan potensi masing-masing SKPD dan kecamatan di Kabupaten Tanggamus di stan masingmasing. Selain itu, pengunjung

juga akan dimanjakan dengan pentas hiburan dan show band papan atas dan lokal, serta hiburan keluarga dan dunia anak serta bazar murah. “Konsep Tanggamus Expo ini adalah bisnis dan hiburan. Dari kegiatan ini diharapkan bisa memberi gambaran kondisi perekonomian Tanggamus yang kian membaik dan iklim usaha yang terus stabil sehingga mampu mendorong pemodal untuk berinvestasi di Tanggamus,” kata Sukisno. Sementara itu, sejumlah warga menyambut gembira kegiatan Tanggamus Expo yang digelar untuk yang kedua kalinya di Kecamatan Talangpadang. (UTI/D-3)

LAMPUNG POST/CK-4

PENGAJIAN KNPI. Ketua DPD KNPI Provinsi Lampung yang juga Bupati Lampung Selatan Rycko Menoza menghadiri pengajian yang digelar DPD KNPI Way Kanan di Kampung Bandarsari, Kecamatan Way Tuba, Rabu (17-4). Pengajian itu juga dihadiri Bupati Way Kanan Bustami Zainudin.

KESEHATAN

8 Warga Lampura Terjangkit Kusta KOTABUMI (Lampost): Delapan warga Kecamatan Abungpekurun, Kabupaten Lampung Utara (Lampura), terjangkit penyakit kusta. Sekretaris Dinas Kesehatan (Dinkes) Lampura Afrizal Rio, Selasa (16-4), mengatakan kedelapan orang yang mengidap kusta itu diketahui saat tim dari puskesmas memeriksa kesehatan warga desa di Kecamatan Abungpekurun. Dari pemeriksaan, ada delapan warga yang positif menderita kusta dengan ditemukan gejala yang sama yakni terdapat bercak putih pada kulit, seperti panu. “Saat diperiksa, bercak

CMYK

putih seperti panu pada kulit penderita itu ternyata mengandung bakteri Mycobacterium leprae atau bakteri penyebab penyakit kusta” kata Afrizal di ruang kerjanya. Menyikapi hal itu, Dinkes melakukan pengobatan delapan warga penderita kusta dengan pemberian obat multidrug treatment (MDT) yang di anjurkan WHO, khusus untuk penanganan penyakit tersebut. Obat itu, dapat diambil langsung ke puskesmas terdekat yang ditunjuk tanpa dipungut biaya. “Penyakit kusta ditularkan melalui pernafasan dan kontak

kulit secara langsung. Penyakit ini, menyerang kulit, saraf tepi, serta jaringan tubuh dan upaya pengobatannya dengan pemberian obat MDT yang mesti diminum secara teratur sesuai anjuran dokter.” Untuk lamanya pengobatan, bergantung pada jenis kusta yang diderita warga. Untuk kusta basah atau kusta multibasiler (MB), pasien mesti minum obat sekitar 12—18 bulan ke depan secara teratur. Sedangkan kusta kering atau pasi basiler (PB) pasien dianjurkan minum secara teratur selama enam bulan. (YUD/D-3)

CMYK


CMYK

±

kamis, 18 april 2013 LAMPUNG POST

±

CMYK

±

PARIWARA 6

±

±

±

±

±

±

±

CMYK

±

CMYK

±


CMYK

±

RUWA

kamis, 18 april 2013

CMYK

±

Nasarudin (Asisten I Pemkab Way Kanan)

JURAI

Sebagai warga yang taat hukum untuk saat ini biarlah polisi yang memproses. Sebagai PNS pun nantinya juga akan diberi tindakan tegas.

7

LAMPUNG POST

PRINGSEWU (21.00 WIB)

LINTAS

±

Kepala Pekon Ditangkap karena Kasus Narkoba

16 Polisi Mendapat Penghargaan KALIANDA—Kapolres Lampung Selatan AKBP Bayu Aji mem­ berikan penghargaan kepada 16 anggota Satuan Narkoba dan Kepolisian Sektor Kawasan Pelabuhan (KSKP) Bakauheni yang dianggap berprestasi mengungkap kasus penyelundupan 344 kg ganja siap edar di halaman Mapolres setempat, Rabu (17-4). Kapolres mengharapkan pemberian penghargaan ini dapat memacu semangat dan memotivasi anggota saat menjalankan tugas di lapangan. Menurutnya, penghargaan tidak saja diberi­ kan kepada anggota yang berhasil mengukir prestasi dalam mengungkap kasus narkoba, tetapi penghargaan ini juga akan diterima anggota yang mau kerja keras untuk memberikan pelayanan, perlindungan kepada masyarakat, agar tercipta rasa aman dan nyaman di wilayah hukum Polres Lamsel. (KRI/D-2)

Pencuri Motor Ditangkap Warga PASIRSAKTI—Belum ada satu jam membawa kabur sepeda motor hasil curian, pelaku curanmor berhasil ditangkap warga Pasirsakti, Lampung Timur, Rabu (17-4) siang. Kanit Reskrim Polsek Pasirsakti Bripka Eki Agus Setiawan mengatakan pelaku pencurian sepeda motor tersebut, yaitu Deni Kesuma alias Dencik (34), warga Desa Jabung, Kecamat­ an Jabung, Lamtim. Korbannya Samsu (23), warga Dusun Pulauwaru, Desa Purworejo, Kecamatan Pasirsakti. Aksi pencurian itu terjadi sekitar pukul 10.30 di Pasar Desa Purworejo. Pelaku pencurian sepeda motor Yamaha Jupiter Z nopol A-2055-BE itu dibekuk warga di Pasirsakti. (GUS/D-2)

Sembilan Kakam Baru Belum Bisa Dilantik SEPUTIHMATARAM—Sembilan kepala kampung yang baru saja terpilih dalam pemilihan kepala kampung serentak di sembilan kampung se-Seputihmataram harus bersabar. Pasalnya, meskipun sudah memenangkan pemilihan pada 11 April lalu, mereka belum dapat langsung dilantik. Camat Seputihmataram Suhaini kemarin mengatakan pelantikan sembilan kepala kampung baru belum dijadwal­ kan. Menurut dia, berkas-berkas sudah siap, tetapi pelantikan ditunda sampai mendekati habisnya masa jabatan kepala kampung yang lama. Ia menjelaskan kemungkinan pelantikan baru akan digelar sekitar 23 Mei 2013. “Dekat-dekat tanggal itulah karena masa jabatan yang lama belum berakhir,” kata dia. Menurut Suhaini, dari 10 kampung yang sedianya meng­ gelar pilkakam serentak pada 11 April lalu, hanya sembilan yang dapat melaksanakan pemilihan tepat waktu. Pemilihan di salah satu kampung, yakni Varia Agung, harus ditunda karena calon-calonnya belum siap semua. (WAH/D-2)

±

Penganiaya Dibekuk Polisi SELAGAILINGGA—Satu dari tiga penganiaya dibekuk jajaran Polsek Selagailingga, Selasa (16-4). Sementara dua tersangka masih dalam pengejaran petugas. Kapolsek Selagailingga Iptu Syahrial mengatakan tersangka ditangkap di rumahnya tanpa perlawanan, dan saat ini masih dalam pemeriksaan. Sementara dua tersangka lainnya masih dalam pengejaran, mudah-mudahan dalam waktu dekat tertangkap. Menurut Syahrial, peristiwa terjadi pada Sabtu (16-2) lalu di rumah salah satu pelaku. Tiga tersangka meminta sejumlah uang pada korban M. Rizal (30), warga Dusun V, Kampung Tanjungratu, Selagailingga. Tiga tersangka itu, Au (40), warga Tanjungratu, Selagailingga; Fai (40), warga Sidoharjo; dan Alm (42), warga Kampung Negerikaton. Karena menolak memberi, korban dianiaya. (DRA/D-2)

n LAMPUNG POST/MAT SOLEH

DEMO PEMERKOSA. Masyarakat Way Kanan yang tergabung dalam Forum Kota Way Kanan (Forkot-WK) berunjuk rasa di depan gedung Pemkab setempat, Rabu (17-4). Mereka mengutuk sekaligus meminta empat PNS Pemkab Way Kanan yang memerkosa siswi SMA dipecat serta dihukum seberat-beratnya.

Hukum Berat Pemerkosa Siswi BLAMBANGAN UMPU—Puluhan warga Blambangan Umpu, Way Kanan, menggelar aksi damai, Rabu (17-4). Warna menuntut kasus pemerkosaan anak di bawah umur diusut tuntas dan pelaku dihukum seberat-beratnya. F. Rahman Fikri, selaku koor­ dinator lapangan, mengatakan warga Blambangan Umpu su­ dah resah dengan kondisi yang seperti ini. “Kami lebih resah dengan pelaku pemerkosa yang dilakukan di musala di lingkung­ an Pemkab setempat.” Warga menuntut pember­ hentian PNS pemerkosa anak di bawah umur karena sudah sangat meresahkan warga. Selain itu, pelaku harus dihu­ kum seberat-beranyanya. Aksi yang dilakukan oleh Forum Kota Way Kanan (Forkot-WK) diadakan di depan kantor Bupati Way Kanan. Adapun tuntutan warga da­ lam aksi tersebut, seperti pe­

cat oknum PNS dan rekannya yang terlibat tindakan asusila, evaluasi menyeluruh struktur birokrasi, mencopot Sekkab Way Kanan karena telah ga­ gal membina aparaturnya, tobat nasuha kepada seluruh masyarakat agar terhindar laknat dan kutukan. Wa r g a j u g a m e n u n t u t musala yang dijadikan tem­ pat untuk memerkosa anak di bawah umur dirobohkan. Forkot-WK mengutuk keras atas kejadian tersebut. Juanda Harianto, selaku per­ wakilan pemuda Way Kanan, mengatakan aksi ini bukan semata pemerkosaan anak di bawah umur yang dilakukan

empat oknum PNS Way Kanan, melainkan persoalan bangsa, khususnya masyarakat kabu­ paten setempat. Pemerkosaan itu dilakukan di dalam musala yang aktif di­ gunakan setiap hari. “Bisa jadi ini belum pernah terjadi di Indonesia. Kalau tidak segera dibersihkan dan diusut tuntas para pelaku, maka ini akan membuat masyarakat jadi lebih resah,” ujar Juanda. Asisten I Nasarudin me­ ngatakan prosedur sudah di­ jalankan. Sebagai warga yang taat hukum untuk saat ini biar­ lah polisi yang memproses. Sebagai PNS pun nantinya juga akan diberi tindakan tegas. Untuk saat ini pelaku pe­ merkosa sudah diberhentikan dan digantikan atas keduduk­ annya. Namun, semuanya ada prosedur yang harus dijalani dan dipatuhi.

±

±

CMYK

±

Pihak yang Bertikai Diupayakan Berdamai

Pemkab Lamteng Lakukan Reformasi Birokrasi masi birokrasi dapat berjalan efektif, efisien, terukur, kon­ sisten, terintegrasi, melem­ baga, dan berkelanjutan. Karena itu, roadmap meru­ pakan salah satu dokumen penting sebagai persyaratan dalam pengusulan pelaksa­ naan reformasi birokrasi. Dengan terpenuhinya per­ syaratan tersebut, dia yakin birokrasi Pemkab setempat akan semakin baik. “Saya menyadari bahwa rapat teknis dalam waktu yang singkat seperti ini belumlah cukup untuk memberikan keterampilan teknis yang komprehensif. Tetapi, saya berharap kepada para peserta untuk dapat mengikuti acara ini dengan sebaik-baiknya guna menambah pengetahuan dan memperluas pemahaman tentang tugas dan kewajiban dalam melaksanakan tugas sehari-hari,“ kata Fachruddin. Khusus kepada para fasili­ tator atau narasumber, dia mengharapkan bisa mem­ bagi pengetahuan yang dimi­ liki kepada para peserta. Dalam melaksanakan hal itu, dia meminta bisa disampaikan dengan metode yang mudah di­ mengerti dan dipahami peserta sehingga dapat memberikan manfaat yang optimal bagi kemajuan Kabupaten Lam­ pung Tengah. (NUD/D-2)

Andi, warga Blambang­ an Umpu yang mengikuti aksi, mengatakan tempat pemerkosa di musala sangat dikutuk warga. Pelaku ini harus dihukum seberat-be­ ratnya dan dipecat jadi PNS. Apabila ini tidak ditindak­ lanjuti, warga akan marah. Serta berarti hukum di Way Kanan tidak berjalan. “Jika hukum tidak berjalan, hukum rimbalah yang sesuai untuk pelaku pemerkosa anak di bawah umur tersebut,” kata Andi. Ketika aksi berlangsung, Polres Way kanan menu­ runkan 48 personel untuk mengamankan aksi damai tersebut. Aksi itu diakhiri dengan kunjungan ke DPRD Way Kanan. Mereka menyam­ paikan aspirasi kepada se­ luruh anggota Dewan yang ada. (CK-4/D-2)

SEORANG kepala pekon di Kabupaten Pringsewu ditang­ kap aparat Direktorat Reserse Narkoba Polda Lampung di kediamannya karena diduga mempergunakan narkoba jenis sabu-sabu, Senin (15-4) malam. Kepala pekon yang ditang­ kap berinisial AP di wilayah Kecamatan Pardasuka. Na­ mun, kabar penangkapan kepala pekon belum diketahui pihak Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Pekon (BPMPP) Kabupaten Pringsewu. “Kami belum menerima lapor­ an berkaitan dengan penangkap­ an salah satu kepala pekon di wilayah Kecamatan Pardasuka, Kabupaten Pringsewu, berinisial AP oleh aparat Direktorat Re­ serse Narkoba Polda Lampung,” kata Kabid Pemerintahan Pekon pada BPMPP Kabupaten Pring­ sewu Wahyu. Menurut Wahyu, pihaknya juga belum mendapatkan lapor­an dari camat setempat. Bahkan, pihak BPMPP baru tahu kabar penangkapan dari cerita orang. Saat ini juga, kata dia, Kepala BPMPP Syamsul Bahri masih mengikuti pelatihan di luar kota sehingga belum bisa mem­ berikan penjelasan secara kedinasan. Sementara Camat Pardasuka Zahiri, saat dikonfirmasi mela­ lui telepon selulernya, mengaku belum berani me­nyimpulkan berkaitan dengan penang­ kapan salah seorang kepala pekon di wilayahnya. “Nanti saja, Mas, saat ini saya lagi di Bandar Lampung dan polisi masih memintai keterang­an AP,” kata dia. Namun, Zahiri mengakui ada aparaturnya yang ditangkap polisi, belum tahu bagaimana hasilnya dan saat ini masih dimintai keterangan. (WID/D-2)

±

BLAMBANGAN UMPU (10.00 WIB)

GUNUNGSUGIH (09.00 WIB)

PEMKAB Lampung Tengah tahun ini mulai mereformasi birokrasi. Langkah awal di­ lakukan dengan menggelar Rapat Teknis Penyusunan Roadmap di Aula Kopiah Emas Gunungsugih kemarin. Asisten Bidang Pemerin­ tahan Fahruddin, ketika mem­ buka acara itu, mengatakan re­ formasi birokrasi merupakan tindak lanjut dari Peraturan Presiden Nomor 81 Tahun 2010 tentang Grand Design Re­ formasi Birokrasi 2010—2015, dan Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Ne­ gara dan Reformasi Birokrasi Nomor 20 Tahun 2010 tentang Roadmap Reformasi Birokrasi 2010—2014. Selain itu, pihaknya juga telah mempersiapkan diri dengan pembentukan Tim Re­ formasi Birokrasi di lingkun­ gan Pemkab, dengan dikeluar­ kannya SK Bupati Nomor 302/ KPTS/08/2012, 9 November 2012. Merekalah yang kemu­ dian ditugasi untuk menyusun roadmap yang akan sangat berguna bagi implementasi di seluruh jajaran birokrasi. Rapat itu, lanjut dia, juga dimaksudkan untuk me ­ ningkatkan pemahaman dan kemampuan tim pelaksana dalam menyusun roadmap. Susunan tersebut dimaksud­ kan agar pelaksanaan refor­

±

n LAMPUNG POST/M. IKHWANUDDIN

BINA KAFILAH. Bupati Lampung Tengah Ahmad Pairin kemarin memantapkan kafilah yang akan berlaga pada MTQ ke-41 Provinsi Lampung di Gunungsugih, akhir pekan mendatang. Pada acara yang berlangsung di aula Kemenag itu, Bupati mengharapkan peserta dari daerahnya bisa menjadi yang terbaik.

SEKAMPUNGUDIK (04.00 WIB)

Suami Pergoki Istri Selingkuh dengan Tetangga Warga Desa Pugungraharjo, Kecamatan Sekampungudik, Lampung Timur, UC, memer­ goki istrinya, Ma, selingkuh dengan Ag, tetangganya, Rabu (17-4) subuh. Menurut UC, sekitar pukul 04.00, dirinya terkejut melihat istrinya tidak ada di tempat tidur. Lalu UC memeriksa di sejumlah ruangan rumahnya hingga ke kamar mandi, tetapi tidak mendapati istrinya, yang memiliki perawakan putih dan berambut panjang. Kemudian, UC keluar dari rumah. Bapak dua anak terse­ but seperti tidak percaya, saat mendapati istrinya sedang melakukan perbuatan tidak

senonoh dengan tetangganya, Ag, di teras rumah Ag. “Saya langsung menghubungi tetang­ ga dan langsung melakukan penggerebekan,” kata UC. Pasangan selingkuh ini tidak berkutik ketika ditangkap war­ ga. Lalu, Ag dan Ma dibawa ke Balai Desa Pugungraharjo guna dilakukan sidang yang disaksikan oleh pamong desa setempat. Sidang dipimpin oleh Kepala Desa Pugungra­ harjo Esmoyo. Namun, hasil dari sidang perselingkuhan tersebut membuat warga setempat kecewa. Pasalnya, Ag dan Ma hanya diminta membuat surat pernyataan untuk tidak

±

mengulangi perbuatannya. Warga Desa Pugungraharjo berharap kepala desa bisa memberikan sanksi yang da­ pat memberikan efek jera. Ka­ lau kepala desa tidak memiliki ketegasan, sebaiknya pelaku perselingkuhan diserahkan kepada pihak berwajib. ”lebih baik dibawa ke kantor polisi saja agar di penjara sesuai dengan pasal yang dilanggar,” kata Yanto, warga setempat. Kepala Desa Pugungraharjo Esmoyo mengatakan sanksi yang dia berikan sudah men­ jadi kesepakatan dari kedua pihak, yakni antara kedua keluarga pelaku perseling­ kuhan. (GUS/D-2)

UPAYA penyelesaian pertikai­ an antara warga Baturaja dan Mulyasari, Pakuanratu, Way Kanan, sedang dilaksanakan. “Rabu (16-4) malam telah di­ adakan pertemuan pihak yang bertikai. Sekalipun sudah ada perkembangan yang baik, masih diperlukan pertemuan lanjut­ an,” kata Kapolres Way Kanan AKBP Yulias, melalui Kabag OPS Kompol Heryanto, kemarin. Kemudian akan dilakukan pertemuan lanjutan di Polsek Pakuanratu. Pertemuan itu di­ hadiri Camat Negararatu beser­ ta Uspika, tokoh adat Baturaja, Uspika Negeriagung, Uspika setempat, pimpinan Indotani, tokoh masyarakat Mulyasari, dan pihak polsek sendiri. Di sana nantinya dibahas up­ aya-upaya yang akan dilakukan oleh pihak bertikai guna me­ nyelesaikan masalah. De­ngan demikian, ke depannya tidak lagi menimbulkan keribut­an sesama warga kampung yang bersebelahan tersebut. Menurut informasi yang di­ himpun Lampung Post, lokasi keributan berada di lahan Indotani, tepatnya di Kam­ pung Bumimulya, Kecamatan Pakuan­ratu, Way Kanan. Pihak perusahaan bermi­ tra dengan Marwan, warga Mulyaasri, Kecamatan Neg­ eriagung, dengan memberikan proses pengarapannya seluas 2 hektare. Lahan ini hendak di­ tanami singkong tumpangsari,

dengan mengajak masyarakat Bumimulya bergotong royong. Saat bergotong royong ini­ lah, warga Bumimulya yang sedang menanam singkong didatangi masyarakat Kam­ pung Baturaja yang berniat mengambil alih lahan. Karena warga tidak menge­ tahui permasalahan yang ada, terjadilah kesalahpahaman. Keributan terjadi walau telah diadakan pengamanan oleh dua anggota Polsek Pakuanratu. Sementara itu, Polres Way Kanan membenarkan tentang adanya penganiyaan terhadap kepala pos persiapan Polsek Negeriagung Ipda Suharni, Se­ lasa (16-4) pagi. “Saat me­lerai itulah, lengan kiri Suharni terkena goresan benda tajam,” kata Heryanto, Rabu (17-4). Ia mengalami luka gores­ an pada lengan kiri setelah berusaha melerai keributan masyarakat dua kampung yang bertikai, di lahan salah seorang warga yang hendak ditanami singkong. Suharni datang ke tempat kejadian, sebelum anggota Polsek Negararatu datang mengamankan. Saat itu ia sedang berada di pos dan melihat ada keributan, lalu bersama Kepala Kampung Bumimulya Sukirno menda­ tangi areal hutan tanaman industri (HTI) Register 44 tersebut dengan maksud me­ lerai. (CK-4/CK-5/LEH/D-2)

CMYK

±

±


CMYK CMYK CMYK

± ±±

CMYK

± ±±

RAGAM kamis, 18 april 2013

Anggito Abimanyu Seluruh dana setoran awal jemaah haji di Tanah Air yang ada di bank konvensional sebesar Rp11 triliun akan dialihkan ke bank syariah.

8

LAMPUNG POST

SIAPA MENGAPA

BURAS

± ± ± Dilarang Memancing

Model Pendidikan Berwasangka!

KAMPUS IAIN Raden Intan Lampung kini sangat sejuk, nyaman, dan bersih, juga ada bunyi kecipak air karena banyaknya ikan yang ada di sana. Padahal, dahulu kampus itu tempat sampah karena banyak orang yang memanfaatkan kolam untuk membuang berbagai sampah. Sebab itu, atas inisiatif Rektor IAIN Raden Intan Lampung Mo hammad Mukri, kan LAMPUNG POST/ZAINUDDIN wasan itu disulap menjadi superindah dan ikan di kolam terjaga. “Semua tidak boleh mancing kecuali diajak Rektor. Semua orang juga dilarang menembak sehingga banyak burung di kampus kami,” ujar dia, saat memberikan sambutan pada peletakan batu pertama pembangunan Masjid Baitul Ulum di kampus itu. Akibatnya, kini ikan-ikan di kolam kampus hijau tersebut sangat banyak dan besar-besar. Bahkan, tidak mampu dipan­ cing dengan pancing berjoran biasa karena dijamin putus. “Saya pesan kepada satpam kalau ada yang tanya siapa yang melarang memancing dan menembak, itu aturan Rektor sehingga satpam juga tidak ada yang berani memancing dan saling memata-matai satu sama lain,” kata dia. Jadi kapan kita memancing Pak Rektor? (UNI/U-1)

“PARA guru besar di kampus mengembangkan ilmu ke guruan dan pendidikan serta mencetak guru berstandar universal! Di sisi lain, birokrasi pendidikan di semua tingkatan dengan otoritas kekuasaan pemerintah tak henti berpraktik model pendidikan berwasangka!” ujar Umar. “Contoh model itu UN berwasangka korupsi tender pengadaan soal dan distribusinya, hingga Presiden menyuruh hal itu diaudit!” “Di level kota, buku liar tanpa tim pengarang dan penerbit kredibel dimasukkan ke sekolah untuk dibeli

dengan biaya operasional sekolah (BOS)—dana berasal dari uang pajak rakyat yang mengundang wasangka tak sesuai juknis, petunjuk teknis penggunaannya!” timpal Amir. “Buku liar itu dicetak 60 ribu eksemplar untuk Kota Bandar Lampung, dengan harga Rp52 ribu per eksemplar, artinya sekali pukul menyedot dana BOS sebesar Rp3,12 miliar!” “Lucunya, karena per sekolah bisa kena tagih Rp4,5 juta lebih, sekolah harus mencicilnya sampai beberapa bulan dengan dana BOS yang terbatas!” tukas Umar. “Lebih lucu

H. Bambang Eka Wijaya lagi, buku itu untuk semester I 2013 yang tersisa dua bulan lagi! Akibatnya, selain cicilannya dilakukan sampai setelah masa berlaku buku itu habis, buku itu juga dengan sendirinya tak berlaku pada 1 Juli 2013 karena pada hari itu berlaku kurikulum 2013 dengan materi belajar-mengajar yang sama sekali baru!” “Kalau begitu buat apa dana

BOS dihamburkan untuk buku yang segera tak berlaku dalam waktu singkat lagi, utamanya dengan masuk era kurikulum 2013?” kejar Amir. “Paling tidak untuk membuktikan ke publik, begitulah mo­ del pendidikan bewasangka!” tegas Umar. “Uniknya, kalau di tingkat nasional munculnya wasangka cepat mengundang reaksi, tak kepalang reaksi dari presiden agar segera diaudit— diselidiki gejala korupsinya— di daerah para pemimpin pemerintahannya, termasuk dari

HAJI

Setoran Awal Jemaah Pindah ke Bank Syariah

± ± ±

JAKARTA (Lampost/MI): Menteri Agama melalui Ditjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah Kemenag meng­ instruksikan pemindahan dana setoran awal jemaah haji dari bank konvensional ke bank syariah. Kemenag beralasan ini dilakukan untuk merespons aspirasi jutaan jemaah calon haji Indonesia dengan prinsip syariah. Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Kemenag Anggito Abimanyu di kantor Kemenag, Jakarta, Rabu (17-4), menyatakan seluruh dana setoran awal jemaah haji di Tanah Air yang ada di bank konvensional sebesar Rp11 triliun akan dialihkan ke bank syariah. Upaya ini diharapkan mendorong ekonomi syariah sekaligus mengoptimali­ sasikan pelayanan kepada jemaah serta optimalisasi dana haji. “Jemaah menghendaki uang haji dikelola secara syariah. Ini terlepas dari prinsip riba atau tidak. Selain itu, juga merespons hasil ijtimaiah ulama MUI se-Indonesia yang merekomendasikan bank setoran haji mesti melalui bank syariah,” ujar Anggito Abimanyu, didampingi Sekre-

±± ±

taris Ditjen PHU Cepi Supriyatna, Direktur Pelayanan Haji Sri Ilham Lubis, dan Direktur Pembinaan Haji Ahmad Kartono. A n g g i to m e n j e l a s k a n peng­­alihan dana tersebut merujuk pada UU Nomor 13 Tahun 2008 tentang Penyelenggaraan Ibadah Haji serta Peraturan Menteri Agama (PMA) Nomor 30 Tahun 2013 tentang Bank Penerima Setoran Biaya Penyelenggara Ibadah Haji (BPS-BPIH) bahwa bank syariah dan bank umum nasional memiliki layanan syariah. Masa transisi pengalihan dana bank konvensional ke bank syariah ini maksimal satu tahun. Bank nonsya­ riah dapat bertindak sebagai BPS transit dengan dana tabungan haji mengendap selama lima hari. Mengenai bank transit difungsikan mengingat bank syariah belum memiliki jaringan luas di Indonesia. “Bank konvensional difungsikan sebagai BPS transit sebagai penerima setoran sementara di masa pengen­ dapan selama lima hari, setelah itu disetorkan ke bank syariah sebab bank konvensional mempunyai jaringan luas,” kata Anggito. (K-1)

CMYK CMYK CMYK

± ±

Follow on: @buraslampost

KARUT-MARUT UN

Mendikbud Berkukuh Tak Mau Mundur

Kue Pengunduran Diri BAKAS iji kebuyaan beguai (Pria ini capek bekerja). Makanya, Chris Holmes (31) memutuskan untuk mengundurkan diri dari pekerjaannya di Bandara Stansted. Ia membuat sebuah kue tar berwarna putih dan di atasnya dilengkapi dengan kata-kata pengunduran dirinya. Ide pengunduran dirinya ini terpikir sete­ lah anak pertamanya lahir. “Hari ini adalah ulang tahunku yang ke-31 dan saya yang baru menjadi ayah sekarang menyadari betapa berharganya hidup ini dan betapa pentingnya untuk menghabiskan waktu saya melakukan sesuatu yang membuat saya dan orang lain bahagia. Untuk alasan ini, saya mengajukan surat pengunduran diri saya agar saya dapat mencurahkan waktu dan energi untuk keluarga saya dan bisnis kue yang saya jalani telah berkembang selama beberapa tahun terakhir. Saya berharap perusahaan dan rekan-rekan saya mendapatkan yang n DP. RAHARJO terbaik di masa depan,” tulis Holmes. Seperti diberitakan Metro, Rabu (17-4), Holmes telah melakukan usaha membuat kue sejak 2010 silam. Na, kik jak lamon lukakni helau muneh taru jak rang beguai (Ya, kalau lebih banyak rezekinya ya bagus juga berhenti kerja). (P-1)

kalangan wakil rakyat, tampak tenang-tenang saja!” “Mungkin karena di daerah model pendidikan berwasangka itu sudah dianggap biasa, para pemimpin di daerahnya juga telah merasa terbiasa—kulino!” timpal Amir. “Akhirnya bisa menjadi seperti peribahasa Jawa, witing tresno jalaran songko kulino—awal cinta disebabkan dari terbiasa! Model pendidikan berwasangka dicintai para pemimpin daerah tanpa peduli dana BOS habis tak jelas juntrungannya!” ***

Add on: facebook.com/buraslampost

WAT WAT GAWOH

± ± ±

± ±±

n MEDIA INDONESIA/DENNY SAPUTRA

DISTRIBUSI SOAL UN. Petugas mengangkut 260 koli soal UN tingkat SMA untuk wilayah Kalimantan Selatan di Bandara Syamsuddin Noor, Banjarbaru, kemarin (17-4). Dinas Pendidikan (Disdik) setempat memastikan UN digelar hari ini (18-4).

PGRI Hadirkan 2 Saksi BANDAR LAMPUNG (Lampost): Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Lampung menyiapkan dua saksi ahli dalam kasus Sari Asih Sosiawati (32). Dua saksi tersebut, yakni dosen Fakultas Hukum Universitas Lampung Wahyu Sasongko dan Ishar Matrian dari Dewan Kehormatan Guru. Keduanya akan dihadirkan pada persidangan ketiga, Selasa (23-4) mendatang. “Wahyu Sasongko dihadirkan selaku pakar hukum dan Ishar Matrian untuk aspek etika profesi guru,” kata Ketua PGRI Lampung Wayan Satria Jaya, Rabu (17-4). Asih, warga Desa Tiyuhbalak, Kecamatan Baradatu, Way Kanan, disidang di Peng­ adilan Negeri Blambangan Umpu karena mencubit siswanya. Dalam dua sidang sebelumnya, PGRI Lampung turut mendampingi Asih. PGRI berharap dari kehadiran dua saksi sebelumnya dan dua saksi ahli nanti Majelis Hakim dapat memutus bebas Asih dari segala tuntutan pidana.

Ia juga berharap agar kasus itu diserahkan sepenuhnya ke ranah profesi guru untuk diselesaikan oleh Dewan Kehormatan Guru. “Dewan Kehormatan

Tauhidi mengatakan tindakan seorang guru tanpa sampai mencederai perlu dipahami oleh siswa maupun orang tua sebagai tindakan yang bermotif kasih sayang dan bertujuan mendidik. “Jika tindakan ini sampai berujung pada pengadilan, tentu sudah sangat berlebihan,” kata dia.

P

GRI berharap dari kehadiran dua saksi sebelumnya dan dua saksi ahli nanti Majelis Hakim dapat memutus bebas Asih dari segala tuntutan pidana.

Guru yang nantinya akan menilai lebih lanjut,” ujar dia. Secara terpisah, Kepala Dinas Pendidikan Lampung Tauhidi menilai kasus Asih terjadi karena persepsi masyarakat tentang pendidikan makin tergerus. Keberhasilan pendidikan sangat bergantung tiga elemen, yaitu guru, orang tua, dan siswa. “Ketiganya harus berada pada iktikad yang sama. Jika tidak, yang muncul upaya tuntut-menuntut seperti ini,” kata Tauhidi.

Hiperaktif Dari Way Kanan, terungkap siswa yang menjadi korban cubitan Asih merupakan anak hiperaktif sehingga sering merepotkan gurunya. “Dua gurunya, yakni Eva Marlinda dan Surani, yang menjadi saksi bagi Asih, menerangkan korban adalah anak yang cende­ rung nakal dan hiperaktif. Dia sering membuat para guru kerepotan,” ujar Feri Soneri, pengacara Asih, di Blambang­ an Umpu, kemarin.

Eva adalah wali kelas siswa tersebut di sekolah yang lama, saat anak Erwansyah (45) itu bersekolah di SD Setianegara. Sedangkan Surani adalah wali kelas siswa yang dicubit Asih di SD Tiyuhbalak. Sebelum kasus tersebut bergulir ke meja hijau, Asih mengaku dimintai Erwansyah Rp24 juta sebagai uang damai dan laporannya kepada pihak berwajib akan dicabut. Namun, Erwansyah membantah meminta uang damai. “Cubitan Asih itu tujuannya mendidik. Cubitan sayang se­­orang guru, tidak ada niat mencelakai, melukai, dan melakukan kekerasan,” kata Feri. Menurut dia, agenda persidangan pekan depan antara lain mendengarkan kesaksian Nayla Firzaniati, dokter yang melakukan visum terhadap siswa tersebut. “Sejak awal saya diminta Kepala Dinas Pendidikan Way Kanan Gino Vanollie untuk mem-back-up kasus Asih,” ujar dia. (MG1/ANT/R-4)

JAKARTA (Lampost): Kekacauan hajatan ujian nasional (UN) membuat sejumlah pihak mendesak Mendikbud Mohammad Nuh mundur dari jabatannya. Namun, Nuh berkukuh tak mau mundur sebagai menteri sebab Presiden masih memercayakan tugas itu kepadanya. Nuh menegaskan dia baru akan mundur bila terkait masalah moralitas dan korup­si. “Terkecuali kalau saya terkait oleh masalah moralitas dan korupsi, maka saya akan mundur atau off. Namun, selama saya masih dipercaya Presiden, saya akan tetap bertugas sebaikbaiknya,” kata Nuh menjawab wartawan pada konferensi pers tentang UN di Kemendikbud, Jakarta, Rabu (17-4) sore. Menurut Nuh, dia tidak dipilih rakyat, tetapi oleh Presiden. Hemat dia soal desakan mundur itu pernyataan politis. ”Jadi kalau yang menyuruh saya mundur itu dari organi­ sasi tertentu, saya dipilih oleh Presiden bukan dari organisasi itu,” ujarnya. Pada kesempatan lain, tim peninjau UN dari Kelompok Kerja (Pokja) IV Inspektroat Jenderal Kemendikbud menin­jau pelaksanaan UN hari ketiga di SMAN 1 Pringsewu kemarin. Rombongan dari Tim Pokja IV Inspektroat Jenderal Kemendikbud itu diketuai Joko Sapto Pratolo dan anggotanya Dewa Tirta. Joko mengatakan kunjungan yang dilakukannya untuk membantu bupati dan jajarannya mengawal pelaksanaan UN. Dari hasil pemantauan di lapangan, kata Joko, ternyata di Lampung salah satu daerah yang sesuai dengan pos, artinya kesiapan dari panitia, sekolah, pihak kepolisian, dan dinasdinas di Lampung berlangsung sukses. (WID/U-1)

AKSI TEROR

Bom Boston Dalam Presto BOSTON (Lampost): Otoritas keamanan Amerika Serikat (AS) menyatakan bom yang meledak saat perlombaan mara­ ton di Boston awal pekan ini dikemas dalam panci presto. Agen Biro Investigasi Federal (FBI) Richard DesLauriers, yang bertanggung jawab atas penyelidikan, mengaku pihaknya menemukan barang bukti presto berkapasitas 6 liter di lokasi ledakan yang terjadi awal pekan ini. Panci itu disimpan pelaku dalam ransel dan diletakkan di tanah sebelum meledak. Panci beserta barang bukti fragmen lainnya, kata DesLau-

riers, telah dikirim untuk dianalisis di laboratorium FBI di Quantico, Virginia. Investigasi kini difokuskan kepada pelaku peletak dua tas berisi bom yang merusak salah satu perlombaan maraton tertua di dunia itu. “Kisaran tersangka dan motif masih terbuka lebar,” kata DesLauriers yang bersumpah mengejar pelaku sampai ke ujung dunia. Selain itu, untuk membantu penyelidikan, otoritas mengumpulkan berbagai video dan foto yang merekam saat-saat sampai pascaledakan bom. Hingga kemarin, otoritas AS belum mene-

±± ±

mukan pihak yang bertanggung jawab. Di samping itu, tidak ada juga pihak yang mengaku berada di balik pengeboman. FBI dan otoritas Boston pun mengimbau warga untuk menginformasikan jika memiliki petunjuk atas pelaku bom di dekat garis finis lomba mara­ ton Boston. Hadiah hingga 50 ribu dolar (Rp486 juta) pun dijanjikan untuk petunjukpetunjuk tersebut. Di tempat terpisah, Menteri Keamanan Dalam Negeri AS Janet Napolitano menyatakan keamanan di dalam negeri telah ditingkatkan. (MI/U-1)

n REUTERS/ANDREES LATIF

DIJAGA KETAT. Seorang wanita memberikan tasnya untuk diperiksa saat melewati penjagaan keamanan di dekat lokasi ledakan Boston, Massachusetts, Rabu (17-4). Kawasan sekitar kejadian dijaga ketat polisi dan aparat keamanan lainnya.

CMYK

±± ±

± ±

± ±


CMYK

EKO NOM I

“Parameter apa yang menentukan SPBU menjual premium seharga Rp6.500 dan Rp4.500. Hal ini akan menyulitkan pengendara yang akan mengisi BBM.”

9

K I L AS Produksi Telur Itik Lesu KATIBUNG—Harga telur itik di pasar tradisional di Lampung Selatan tertahan di harga Rp1.500/butir. Hal tersebut membuat produksi komoditas ini makin lesu. Peternak bebek di Katibung, Basa Supriadi, mengatakan hingga pertengahan April ini harga telur itik masih stabil. “Hingga sekarang belum ada tanda-tanda akan naik. Padahal harga ini sudah bertahan cukup lama,” kata Supriadi, Rabu (17-4). Menurutnya, harga telur itik yang tidak kunjung membaik dari tahun ke tahun mengurangi minat masyarakat untuk beternak bebek. Hal ini terbukti dengan jumlah peternak dan produksi telur itik masih tetap dilakoni orang-orang lama. Hal senada diungkapkan Sadimin. Warga Way Sulan ini mengatakan peternak dan konsumen telur itik cenderung sedikit jika dibandingkan komoditas lainnya, seperti telur ayam ras. “Nyatanya memang warga pada umumnya lebih memilih telur ayam ras dari pada telur itik “ kata dia. (USD/E-2)

Indeks VALUTA ASING

DOLLAR AUSTRALIA (AUD)

YEN JEPANG (JPY) 100

DOLLAR AMERIKA (USD)

KURS JUAL

KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

10.113,25

10.008,80

9.934,85

9.831,08

DOLLAR KANADA (CAD)

DOLLAR SINGAPURA (SGD)

KURS JUAL

KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

9.545,19

9.445,64

7.916,13

7.835,36

DOLLAR NEW ZEALAND (NZD)

EURO (EUR)

KURS JUAL

KURS BELI

9.759,00

9.661,00

DOLLAR HONGKONG (HKD) KURS JUAL

KURS BELI

1.257,26

1.244,62

POUNDSTERLING INGGRIS (GBP)

KURS JUAL

KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

8.273,68

8.186,73

12.860,41

12.729,33

14.987,87

14.833,50

BANDAR LAMPUNG (Lampost): PT Wahana Raharja mengembangkan bisnis energi dengan menyuplai gas ke PT PLN (Persero) Lampung sebesar 10 MMSCFD. Langkah tersebut diambil sebagai upaya pengembangan bisnis perusahaan yang berganti dari perusahaan daerah menjadi perseroan terbatas. Direktur Utama PT Wahana Raharja I Made Suwetja mengatakan dalam program kerja 2013, Wahana Raharja akan bekerja sama dengan perusahaan penghasil gas dan distributor gas di daerah lain untuk pemenuhan kebutuhan pasokan pembangkit listrik di Lampung. “Tranformasi 2013, kami mengembangkan 5 wahana, salah satunya energi yang nantinya program kerja kami akan bekerja sama antarlembaga. Dan yang sudah berjalan adalah MoU dengan PT Jalinan Nusantara

BBM Dua Harga Picu Penyimpangan BANDAR LAMPUNG (Lampost): Rencana pemerintah memberlakukan dua harga premium mulai Mei 2013 dinilai bisa dilaksanakan secara konseptual, tapi menimbulkan celah penyimpangan karena ada disparitas harga.

yar kerugian yang dialami penumpang selama berada di Bali. “Kompensasinya sudah ada pos komando, baik dari asuransi Jasa Raharja ataupun dari Airlines itu sendiri dan saya sudah minta secepatnya,” kata Mangindaan. Tidak hanya membiayai seluruh ongkos yang dibayar para korban, biaya perawatan di rumah sakit juga akan ditanggung. “Ya, termasuk sakit. Ini harus karena ada ketentuannya ada peraturan menterinya. Kalau barang, Rp200 ribu per kg,” ujarnya. Kemenhub hingga kini belum bisa memastikan penyebab jatuhnya pesawat Lion Air di perairan Bali, Sabtu (13-4). Kemenhub menyerahkan sepenuhnya investigasi kepada Komite N a s i o n a l Ke s e l a m a t a n Transportasi (KNKT). Pesawat yang lepas landas dari Bandar Udara Husein Sastranegara, Ban dung, menuju Ngurah Rai Bali ini, mengangkut 101 penumpang dan 7 awak. (MTVN/E-2)

CMYK

Pemerintah Tambah Impor Daging ANTARA/SISWOWIDODO

JAKARTA (Lampost): Menteri Perhubungan E.E. Mangindaan meminta manajemen Lion Air segera memberikan ganti rugi kepada penumpang yang terjatuh di laut Bali. “Lebih cepat proses penggantian selesai akan lebih baik bagi para penumpang,” kata Mangindaan, saat ditemui di Istana Negara, Jakarta, Rabu (17-4). Meskipun demikian, Mangindaan menegaskan untuk uang pergantian tidak bisa diberikan dalam waktu dekat. Pasalnya, harus terlebih dahulu dilakukan penghitungan secara detail. “Ada hitungannya dan sudah tercatat detailnya. Itu sudah kami minta secepatnya,” ujar dia. Menurutnya, dana asuransi yang diberikan kepada korban akan disediakan melalui dua perusahaan, yakni Jasa Raharja dan maskapai Lion Air. Tidak ada batas waktu yang diberikan kepada perusahaan penerbangan ini maupun Jasa Raharja untuk memba-

Teknologi pada 19 Desember 2012, mengenai energi gas di Lampung,” kata Made, kemarin (17-4). Selain itu, Strategi bisnis yang dilakukan juga progres terbaru MoU dengan PD. Pertambangan dan Energi Sumatera Selatan pada Senin (23-7) lalu mengenai usaha bidang pertambangan energi. Nantinya Lampung akan dilalui pipa distribusi gas dari Sumatera Selatan hingga kawasan dermaga Bandar Lampung dan beberapa lokasi perusahaan-perusahaan besar di Lampung, kata dia. Hal ini yang akan dimanfaatkan PT Wahana Raharja untuk ikut mendistribusikan bahan bakar yang murah dan ramah lingkungan tersebut ke industri-industri serta masyarakat. “Kami juga berobsesi turut mewujudkan energi alternatif selain migas, misalnya listrik tenaga surya,” ujar dia. (CR-7/E-1)

KEBIJAKAN

GAGAL DAPATKAN SOLAR. Sejumlah petani membawa pulang kembali jeriken setelah antre tapi gagal mendapatkan solar di SPBU Sangen, Kabupaten Madiun, Jawa Timur, Rabu (17-4). Banyak petani yang kesulitan mendapatkan solar, padahal mereka sangat membutuhkan solar untuk membajak sawah.

Lion Air Diminta Bayar Ganti Rugi

7.530 7.159 18.876 0 0 23.304 51.400 81.993 1.956

Wahana Raharja Pasok Gas ke PLN

JAKARTA—Harga emas batangan milik PT Aneka Tambang Tbk. (Antam) masih tertahan di level Rp541 ribu/gram, Rabu (17-4). Angka ini masih sama dengan harga yang ditarif satu hari sebelumnya. Sementara untuk harga buyback kemarin masih berada di kisaran Rp431 ribu/gram. Sedangkan harga emas batangan pecahan 5 gram ditarif Rp2,56 juta. Lalu, pecahan 10 gram Rp5,07 juta, pecahan 25 gram Rp12,6 juta, pecahan 50 gram Rp25,15 juta, dan pecahan 100 gram Rp50,25 juta. Rontoknya harga emas saat ini dipengaruhi oleh ekspektasi bahwa Bank Sentral AS (The Fed) akan menyetop program pelonggaran moneternya yang berupa injeksi likuiditas ke sistem keuangan Negeri Paman Sam. Faktor lainnya adalah kabar Siprus yang bakal menjual sebagian cadangan emasnya. Pasar mengkhawatirkan langkah Siprus akan diikuti negara zona euro lainnya yang juga bermasalah. (MTVN/E-2)

PENERBANGAN

Medan Bitung Makassar Medan Lampung Palembang Lampung Pangkalpinang Lampung

HARGA (Rp/Kg)

BUMN

Harga Emas Antam Stagnan

ANTARA/DHONI SETIAWAN

LOKASI SENTRA

per Rabu, 17 April 2013 Bappebti-Kementerian Perdagangan www.bappebti.go.id

JAKARTA—PT Toyota Astra Financial Services menerbitkan obligasi III tahun ini dengan nilai emisi Rp1,2 triliun. Kupon bunga yang ditawarkan berkisar dari 6,25%—8,25%. Presiden Direktur PT Toyota Astra Financial Services Buntoro Muljono mengatakan untuk obligasi seri A memiliki kisaran kupon bunga 6,25%—7,25% dan tenor 12 bulan, seri B memiliki indikasi kupon bunga 7,25%—8,25% dan berjangka waktu tiga tahun, lalu seri C memiliki kupon 7,25%—8,25% dan tenor empat tahun. Bunga obligasi dibayarkan setiap tiga bulan sesuai dengan tanggal pembayaran obligasi. “Dana yang diperoleh dari hasil penawaran umum akan digunakan untuk modal kerja pembiayaan kendaraan dalam rangka pengembangan usaha perseroan,” kata Buntoro, melalui keterangan tertulis di Jakarta, Rabu (18-4). (MTVN/E-2)

HARGA EMAS STAGNAN. Seorang pedagang menunjukkan aksesoris emas bergambar burung garuda di kawasan pertokoan emas Cikini, Jakarta, Rabu (17-4). Harga emas logam mulia di PT Aneka Tambang Tbk. (Antam) hari ini masih stagnan.

CPO Minyak Kelapa Kakao Kopi Arabika Kopi Robusta Karet TSR 20 Lada Hitam Lada Putih Jagung (kering)

per Rabu, 17 April 2013 Sumber Bank Indonesia

Toyota Terbitkan Obligasi Rp1,2 Triliun

KOMODITAS

Indeks KOMODITAS

LAMPUNG POST

I.B. Ilham Malik (Akademisi UBL)

BISNIS

KAMIS, 18 APRIL 2013

CMYK

Untuk mengurangi beban subsidi BBM, opsi dua harga premium diambil, yakni untuk sepeda motor dan angkutan massal Rp4.500 per liter dan kendaraan pribadi Rp6.500 per liter. Menurut pengamat transportasi di Lampung, I.B. Ilham Malik, secara konseptual kebijakan tersebut dapat dilakukan, tapi dalam implementasinya hal ini tidak mudah untuk dilaksanakan. “Dalam konsepnya tentu itu model yang bisa saja diterapkan. Hanya pemerintah harus melihat dalam sudut pandang implementasi yang jelas tidak akan mudah dilaksanakan. Pemerintah tetap melakukan mapping dan SWOT setiap membuat kebijakan agar kebijakannya bisa diterapkan secara psikologis,” kata dia. Menurut Ilham, pemisahan SPBU untuk mobil pribadi dan untuk kendaraan roda dua serta angkutan umum secara konsep bisa diterapkan, tapi terdapat beberapa kelemahan. “Kelemahan di antaranya parameter apa yang menentukan SPBU mana yang menjual premium seharga Rp6.500 dan

mana yang Rp4.500, karena hal itu akan menyulitkan pengendara yang akan mengisi BBM,” kata Ilham. Ia menambahkan langkah realistis yang seharusnya dilakukan adalah menaikkan harga BBM dengan harga yang sama. “Disiasati denga cara apa pun tetap saja hal yang paling realistis adalah menyamakan harga BBM,” ujar Ilham. Pendapat serupa juga dikemukakan Ketua Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) Lampung Subadra Yani. Menurutnya, dengan adanya disparitas harga BBM berpotensi memicu upaya-upaya penyalahgunaan oleh pihak-pihak yang tidak bertanggung jawab. “Lebih baik disamakan saja harganya, Rp5.500 atau Rp6.000 atau yang tidak memberatkan. Kalau ada perbedaan harga dapat memberi celah kepada spekulan untuk bermain,” ujarnya. Skema yang lebih baik adalah menaikkan harga daripada kebijakan-kebijakan lain yang dapat memberi ruang terjadi penyelewengan. “Jangan sampai seperti sekarang harga Rp4.500 tapi di beberapa

wilayah sering terjadi kelangkaan sehingga sampai di konsumen harganya lebih mahal,” kata Subadra. Menurut Ketua YLKI, untuk meredam imbas yang mungkin terjadi pada angkutan umum, pemerintah dapat memberikan subsidi untuk sektor angkutan umum tersebut. “Kalau berimbas pada kendaraan umum ya subsidi di sektor angkutan umumnya. Namun, subsidi ini harus tertata dengan baik di masing-masing wilayah. Koordinasi dengan Dinas Perhubungan di setiap wilayah. Data yang ada harus di-update terlebih dahulu,” ujar dia. Suwandi, seorang pengendara mobil Toyota Avanza, mengaku akan tetap menerima bila memang harga BBM mengalami kenaikan. “Saya menerima saja walaupun berpengaruh ke pengeluaran sehari-hari,” kata dia. Suwandi mengeluhkan kelangkaan BBM yang terjadi akhir-akhir ini karena sedikit banyak mengganggu kelancaran usahanya. “Kami punya usaha tenda, jadi butuh solar untuk truk pengangkutnya. Jangan sampai sering kosong lagi, kalau sedang butuh tidak ada solarnya repot. Belinya juga dibatasi jadi tidak bisa menyimpan untuk cadangan kalau sewaktu-waktu perlu,” kata dia. (CR-8/E-1)

JAKARTA (Lampost): Pemerintah bakal menambah impor daging beku jenis prime cut dengan sistem tarif dan tidak lagi menggunakan sistem kuota. Menteri Pertanian Suswono mengatakan penambahan impor daging merupakan upaya untuk menutupi kekurangan atas kebutuhan. Sedangkan sistem tarif bakal dijadikan pegangan agar tidak mendistorsi harga di peternak. “Tetapi, nanti pengaturannya dengan tarif. Itu yang akan menjadi patokan dan pengendalian volume,” kata Suswono usai rapat koordinasi tentang kebijakan hortikultura dan daging sapi yang digelar di kantor Kementerian Koordinator Perekonomian, Jakarta, Rabu (17-4). Suswono menuturkan pihaknya sepakat untuk menurunkan harga di level yang tidak merugikan peternak maupun konsumen. Hal ini yang menjadi prinsip pemerintah untuk membuka impor daging beku jenis prime cut. Ia menambahkan daging beku jenis khusus prime cut disegmentasikan bagi konsumen khusus kelas mene-

ngah ke atas dengan harga di atas Rp100 ribu/kg. “Daging jenis ini, nantinya tidak masuk pasar tradisional.” Suswono belum mau menyebutkan volume penambahan impor daging beku dan kapan kebijakan ini akan berjalan. Namun, ia berharap penambahan impor ini tidak mengganggu potensi dalam negeri. Dia mengungkapkan distribusi sapi potong lokal dari sentra produksi ke sentra konsumsi kini masih terkendala logistik yang belum memadai. Pasokan sapi potong lokal tahun ini naik 5% dari tahun sebelumya yang berjumlah 2.541.000 ekor atau setara dengan 456,8 ribu ton. Berdasar proyeksi neraca konsumsi daging sapi, kebutuhan daging sapi tahun ini sebesar 549,7 ribu ton. Dari jumlah kebutuhan itu, sebanyak 474,4 ribu ton dianggap bisa dipenuhi dari dalam negeri sehingga impor ditetapkan sebanyak 80 ribu ton, yang terdiri dari 32 ribu ton berbentuk daging sapi beku dan 267 ribu ekor sapi bakalan yang setara dengan 48 ribu ton daging. (MI/E-2)

D ANTARA/DEDHEZ ANGGARA

BURUH TANI WANITA. Sejumlah buruh tani wanita menanam padi di areal persawahan Desa Pabean Udik, Indramayu, Jawa Barat, Rabu (17-4). Menurut Badan Pusat Statistik (BPS), upah buruh secara nasional naik sebesar 0,34%, dengan rata-rata upah sebesar Rp40 ribu per hari.

CMYK


CMYK

CMYK Maria Sidabutar (Public Relations GMI) “Jika melihat data 2012 lalu, pasar MPV menguasai sekitar 28% sehingga Chevrolet pun menghadirkan MPV pertama, yakni Spin, berkapasitas 7 penumpang.”

KAMIS, 18 APRIL 2013 LAMPUNG POST

10

Chevrolet Spin Semarakkan Kelas MPV BANDAR LAMPUNG—Sebagai pendatang baru di multipurpose vehicle (MPV), PT General Motors Indonesia (GMI) sebagai pemegang merek Chevrolet di Indonesia menghadirkan Chevrolet Spin. Kendaraan keluarga dengan tujuh penumpang ini berharap melengkapi kendaraan MPV di Tanah Air. Meskipun belum resmi diluncurkan ke masyarakat umum, pihak GMI sudah melakukan pengenalan kepada msyarakat lewat test drive yang dilakukan di Jakarta pada Maret lalu, dan juga di Lampung pekan kemarin. Public Relations Direktur GMI Maria Sidabutar mengatakan Chevrolet menghadirkan pasar MPV karena melihat pangsa pasar kendaraan keluarga ini lebih banyak disukai masyarakat di Indonesia. “Jika kami melihat data 2012 lalu, pasar MPV men-

guasai sekitar 28% sehingga Chevrolet pun menghadirkan MPV pertama, yakni Spin, berkapasitas 7 penumpang,” ujar Maria, pekan kemarin. Kehadiran MPV ini, kata Maria, menambah beragam ke las kendaraan Chevrolet yang ada sebelumnya, seperti truk dengan dobel kabin, kelas hatchback lewat Aveo, dan juga di kelas 2.400 cc lewat Kativa. Maria optimistis Spin bisa diterima masyarakat Indonesia yang memang lebih menyukai kendaraan yang bisa digunakan bersama-sama atau kendaraan keluarga, terlebih Chevrolet merupakan kendaraan yang telah dikenal lama oleh masyarakat, termasuk di Lampung. “Lewat Spin ini, kami ingin masyarakat merasakan pe-

ngalaman yang berbeda dalam berkendara, yakni lebih maskulin tapi tetap mengusung unsur fungsional serta dinamis dari sebuah MPV,” kata dia. Keunggulan teknologi Spin adalah suspensinya yang independen di roda depan dan semiindependen di roda belakang sehingga membuat kendaraan lebih stabil saat ditumpangi muatan sedikit maupun penuh, serta di kondisi jalan yang berlubang, ujar Training Manager GMI Eki Sukmansyah, didampingi PR Manager Adhitya Zainuddin, di sela-sela test drive. Mesin diesel turbo injeksi Chevrolet Spin dengan commonrail 4 silinder 1.3 L menghasilkan torsi sebesar 190 Nm dan 75 tenaga kuda yang

menakjubkan. Dengan konsumsi bahan bakar yang rendah, desain kelas dunia ini tak hanya bekerja secara efisien, tapi juga hening. Chevrolet Spin juga tersedia dalam mesin tipe bensin 1.2 L dan 1.5 L. Fitur unggulan lainnya, yakni bluetooth connection head unit, sistem penyejuk doubel blower dengan tambahan evaporator di baris ketiga, transmisi otomatis 6 percepatan dengan teknologi tiptronic, serta hemat bahan bakar. Juga sasis monocoque yang membuat berkendaraan senyaman sedan. Chevrolet Spin menghadirkan tiga varian mesin, yakni 1,2 L, 1,5 L, dan 1,3 L diesel yang dilengkapi turbo charger sehingga memiliki torsi dan

tenaga yang mumpuni tanpa membuat kebisingan mesin. Secara keseluruhan ada tujuh varian yang ditawarkan Spin, yakni 1.2 LS M/T, 1.2 LT M/T, 1.5 LT M/T, 1.5 LTZ M/T, 1.5 LTZ A/T, 1.3 LT M/T (diesel), dan 1.3 LTZ M/T (diesel) dengan 8 pilihan warna. Untuk harga on the road Jakarta dimulai dari Rp139,7 juta hingga Rp189,7 juta. Harga di Lampung biasanya ditambah biaya BBN 3,5%. ‘Test Drive’ Dipilihnya Lampung untuk pengenalan pertama setelah Jakarta, menurut Maria, karena melihat prospek pertumbuhan ekonomi yang tinggi dan terus berkembang, termasuk di dunia otomotifnya. Dalam free launching test drive bagi media dan pelanggan di Lampung yang diadakan di Pantai Mutun, Pesawaran, Kamis (11-4), Chevrolet menurunkan dua jenis Spin, yakni bermesin bensin dan diesel. Saat melakukan test drive dari showroom Chevrolet di Jalan Raden Intan menuju Pantai Mutun, Lampung Post

berkesempatan menunggangi Spin 1,3 LT M/T diesel. Di jalan yang mulus memanjang maupun di jalan yang berlubang ke arah Mutun, kendaraan yang ditumpangi empat penumpang terlihat langsam dan nyaman. Begitu juga dengan deru mesinnya yang nyaris tak terdengar, seperti halnya kendaraan diesel pada umumnya. Bisa jadi ini karena kendaraan masih anyar. Pun ketika mencoba di belakang setir terasa nyaman dan ringan. Terlebih saat menikung di putaran Pantai Mutun dengan jalan tanah berpasir, Spin 1.3 LT M/T diesel warna hitam terasa empuk dan ngacir. Begitu juga ketika mencoba mengerem mendadak, tak ada guncangan. Keunikan lainnya adalah gigi mundur Spin harus menarik tuas persneling, baru mengganti ke R. Ini memang tak biasa seperti kendaraan umumnya. Selain itu, untuk penyejuk udara dikemas doubel blower dengan tambahan evaporator di baris ketiga sehingga setiap sudut kendaraan ini terasa sejuk. (SRI AGUSTINA/E-2)

Tips dan Cara Bersihkan Interior Kendaraan KENDARAN terlihat indah tak hanya dari tampilan luar saja, bagian interior justru mendukung penampilan kendaraan, dan kendaraan yang bersih serta terawat merupakan impian bagi semua pemilik kendaraan. Sebab, tidak hanya bikin perasaan tenang saat mengendarai, tetapi juga amat bagus buat kesehatan kita semua. Meskipun kendaraan kita tak baru lagi, tetapi jika kebersihannya dijaga, kendaraan kita akan terlihat gress dan nilai jualnya juga masih tetap tinggi. Nah, bagaimana agar interior kendaraan tetap terawat baik, berikut kiat yang bisa dilakukan: * Membersihkan Debu Dimulai dengan melepas karpet mobil lalu vacuum lantainya, kursi atau jok, dan juga karpetnya. Debu di bagian di celah-celah kendaraan juga perlu dibersihkan.

* Jok Kulit Apabila jok mobil terbuat dari bahan kulit, jangan terlalu kuat-kuat menekan vacuum cleener pada permukaannya karena bisa tergores lapisan kulitnya. Hindari juga menggunakan lap basah karena bisa membuat tekstur kulit menjadi keras dan kaku. Membersihkannya cukup dengan handbody atau lotion perawatan kulit merek apa saja, oleskan secara merata lalu usap dengan lap kering atau dengan tangan kosong juga bisa. Jika jok ketumpahan minuman segera usap menggunakan tisu karena jika dibiarkan akan menimbulkan noda.

* Jok dari Bahan Kain Biasanya kalau jok kain saya pasrahkan pakai pembersih khusus, sekarang juga banyak dijual dan macam-macam mereknya. Bisa didapat di toko variasi dan supermarket. Caranya cukup semprot secara merata pada pelapis kursi atau pintu, lalu gosok dan bersihkan dengan kain kering. Jika tidak memiliki pembersih jok bisa pakai detergen tapi campuran detergennya sedikit saja, lalu campurkan dengan air hangat, celupkan kain bersih ke dalamnya, peras dengan baik, kemudian usap kursi perlahan-lahan. Jika kursi sangat kotor dan terdapat noda, gosok dengan kain yang sudah dibasahi air hangat dan sedikit detergen, lalu peras. Kemudian, usapkan pada kursi yang terkena noda tadi, jika jok sedikit basah akibat usapan lap tadi bisa dikeringkan dengan hair dryer atau diangin-anginkan saja pakai kipas angin. * ‘Polishing’ Dasbor Sikat lembut untuk bagian dasbor dan pintu. Hindari penggunaan lap setengah basah. Kenapa seperti itu, karena panel instrumen atau tombol-tombol audio, lampu, dan sebagainya bisa rusak atau korsleting. * Mengilangkan Bau Apek dari AC Pernah sewaktu itu naik mobil kawan mencium bau tak sedap, bau tersebut berasal dari hembusan angin di AC mobilnya, rasanya seperti bau lembab dan agak terasa bau jamur. Tentunya dapat mengganggu penumpang dan pengemudi. (SAG/E-1)

CMYK

LAMPUNG POST/SRI AGUSTINA

Datsun bakal Jadi Unggulan Nissan REGULASI mobil murah ramah lingkungan (low cost green car/LCGC) sudah menerpa para pabrikan, bahkan sebelum ada kepastian waktu penerbitan peraturan tersebut dari pemerintah. Merek-merek mobil Jepang terang-terangan mengakui berencana meluncurkan mobil yang akan memanfaatkan insentif pajak di dalam regulasi LCGC tersebut, tak terkecuali Nissan. Sejak 2012, PT Nissan Motor Indonesia (NMI) telah melontarkan niat untuk meluncurkan Datsun, model mobil murah Nissan, pada 2014 nanti. Hal itu ditegaskan kembali oleh General Manager Datsun Bussiness Unit Indonesia Indriani Hadiwidjaja. “Kami melihat regulasi LCGC ialah kesempatan bagi kami untuk meluncurkan mobil dengan harga yang lebih terjangkau bagi konsumen,”

ujarnya, di Jakarta, Selasa (9-4). Keseriusan diperlihatkan Nissan dengan mengklaim bahwa persiapan pabrik dan segala infrastruktur produksi telah rampung 70%. Pabrik Datsun berlokasi di Cikampek dan diperkirakan bakal rampung pada pertengahan 2013. Namun, fasilitas tersebut baru mulai beroperasi pada 2014 sesuai tahun peluncuran mobil itu. Kapasitas produksinya sendiri mencapai hingga 250 ribu unit per tahun. “Untuk hardware seperti infrastruktur sudah mau 100% (persiapannya). Yang masih harus dipersiapkan dan dipikirkan lagi software, seperti strategi pemasaran dan dealer development,” kata Indri, yang juga menjabat sebagai GM marketing and communication strategy NMI itu. Agar persiapan dan perenca-

naan Datsun paripurna, Indri menyatakan pihaknya masih harus menunggu kelarnya regulasi LCGC supaya dapat melihat segala macam detail peraturan. Karena itu juga, NMI belum bisa menjelaskan lebih lanjut mengenai perincian spesifikasi mesin yang bakal diusung Datsun di Indonesia. Proyeksi tinggi meskipun demikian, ujar Indri, NMI sudah menetapkan target penjualan Datsun. Mobil yang akan menjadi duta mobil murah Nissan di berbagai negara tersebut diproyeksikan menyumbang hingga 50% dari total penjualan Nissan di Indonesia pada 2016 nanti. “Itu setara dengan 200 ribu unit.” Vice President Director National Sales and Marketing NMI Yoshiya Horigome menambahkan Datsun akan menjadi salah satu rencana besar yang memainkan ban-

yak peran bagi pertumbuhan Nissan di negeri ini setelah regulasi LCGC resmi dikeluarkan oleh pemerintah. Dalam kesempatan yang sama, NMI juga mengumumkan pencapaian mereka di tahun fiskal 2012. Di perio de yang berlangsung pada April 2012 hingga Maret 2013, Nissan mampu mencatatkan penjualan 67 ribu unit. “Meningkat sekitar 15% dari pencapaian tahun fiskal sebelumnya,” ujar Indri. Pada tahun fiskal 2013, kata dia, NMI memasang target 84 ribu unit atau bertumbuh di kisaran 25%. “Jika dibandingkan dengan pasar (Asia Tenggara) yang lain, pertumbuhan industri otomotif Indonesia termasuk yang paling sehat,” kata Horigome, memberi alasan kenaikan persentase penjualan yang lebih tinggi lagi dari 2012 lalu. (MI/E-1)

CMYK


CMYK

±

kamis, 18 APRIL 2013

LAMPUNG POST

±

±

PARIWARA 11

±

±

±

±

±

±

±

CMYK

±

±


CMYK

±

CMYK

±

OPINI kamis, 18 april 2013

Member of Media Group Pemimpin Umum: Bambang Eka Wijaya. Wakil Pemimpin Umum: Djadjat Sudradjat. Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab: Gaudensius Suhardi. Wakil Pemimpin Redaksi: Iskandar Zulkarnain Pemimpin Perusahaan: Prianto A. Suryono. Dewan Redaksi Media Group: Saur M. Hutabarat (Ketua), Bambang Eka Wijaya, Djadjat Sudradjat, Djafar H. Assegaff, Elman Saragih, Laurens Tato, Lestari Moerdijat, Rahni Lowhur Schad, Suryopratomo, Toeti Adhitama, Usman Kansong. Redaktur Pelaksana: Iskak Susanto. Kepala Divisi Percetakan: Kresna Murti. Sekretaris Redaksi: M. Natsir. Asisten Redaktur Pelaksana: D. Widodo, Umar Bakti

Biro Wilayah Barat (Tanggamus, Pringsewu, Pesawaran): Sudiono (Kabiro), Abu Umarly, Erlian, Meza Swastika, Mif Sulaiman, Sayuti, Widodo. Biro Wilayah Selatan (Lampung Selatan): Herwansyah (Kabiro), Aan Kridolaksono, Juwantoro, Usdiman Genti. Senior Account Manager Jakarta: Pinta R Damanik. Senior Account Manager Lampung: Syarifudin Account Manager Lampung: Edy Haryanto. Manager Sirkulasi: Indra Sutaryoto. Manager Keuangan & Akunting: Rosmawati Harahap. Harga: Eceran per eksemplar Rp3.000 Langganan per bulan Rp75.000 (luar kota + ongkos kirim).

Redaktur: Heru Zulkarnain, Hesma Eryani, Muharam Chandra Lugina, Nova Lidarni, Sri Agustina, Sudarmono, Trihadi Joko, Wiwik Hastuti, Zulkarnain Zubairi.

Alamat Redaksi dan Pemasaran: Jl. Soekarno Hatta No.108, Rajabasa, Bandar Lampung, Telp: (0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi). Faks: (0721) 783578 (redaksi), 783598 (usaha). http://www.lampungpost.com e-mail: redaksi@lampungpost.co.id, redaksilampost@yahoo.com.

Asisten Redaktur: Aris Susanto, Isnovan Djamaludin, Kristianto, Lukman Hakim, Musta’an Basran, Rinda Mulyani, Rizki Elinda Sary, Sri Wahyuni, Vera Aglisa.

Kantor Pembantu Sirkulasi dan Iklan: Gedung PWI: Jl. A.Yani No.7 Bandar Lampung, Telp: (0721) 255149, 264074. Jakarta: Gedung Media Indonesia, Kompleks Delta Kedoya, Jl. Pilar Raya Kav. A-D, Kedoya Selatan, Kebon Jeruk, Jakarta Barat. Telp: (021) 5812088 (hunting), 5812107, Faks: (021) 5812113.

Liputan Bandar Lampung: Agus Hermanto, Delima Napitupulu, Iyar Jarkasih, Ricky P Marly, Sony Elwina Asrap. LAMPOST.CO Redaktur: Amirudin Sormin. Asisten Redaktur: Adian Saputra, Sulaiman. Content enrichment redaktur: Alhuda Muhajirin. Bahasa: Wiji Sukamto (Asisten Redaktur), Chairil, Susilowati. Foto: Hendrivan Gumay (Asisten Redaktur), Ikhsan Dwi Satrio, Zainuddin. Dokumentasi dan Perpustakaan: Syaifulloh (Asisten Redaktur), Nani Hasnia.

Kalianda: Jl. Soekarno-Hatta No. 31, Kalianda, Telp/Fax: (0727) 323130. Pringsewu: Jl. Ki Hajar Dewantara No.1093, Telp/Fax: (0729) 22900. Kotaagung: Jl. Ir. H. Juanda, Telp/Fax: (0722) 21708. Metro: Jl. Diponegoro No. 22 Telp/Fax: (0725) 47275. Menggala: Jl. Gunung Sakti No.271 Telp/Fax: (0726) 21305. Kotabumi: Jl. Pemasyarakatan Telp/Fax: (0724) 26290. Liwa: Jl. Raden Intan No. 69. Telp/Fax: (0728) 21281.

Desain Grafis redaktur: DP. Raharjo, Dedi Kuspendi. Asisten Redaktur: Sugeng Riyadi, Sumaryono. Biro Wilayah Utara (Lampung Utara, Way Kanan, Lampung Barat): Mat Saleh (Kabiro), Aripsah, Buchairi Aidi, Eliyah, Hari Supriyono, Hendri Rosadi, Yudhi Hardiyanto.

Penerbit: PT Masa Kini Mandiri. SIUPP: SK Menpen RI No.150/Menpen/ SIUPP/A.7/1986 15 April 1986.

Biro Wilayah Tengah (Lampung Tengah, Metro, Lampung Timur): Chairuddin (Kabiro), Agus Chandra, Agus Susanto, Andika Suhendra, Djoni Hartawan Jaya, Ikhwanuddin, M. Lutfi, M. Wahyuning Pamungkas, Sudirman, Suprayogi.

Percetakan: PT Masa Kini Mandiri, Jl. Soekarno - Hatta No. 108, Rajabasa, Bandar Lampung Isi di Luar Tanggung Jawab Percetakan. DALAM MELAKSANAKAN TUGAS JURNALISTIK, ­WARTAWAN LAMPUNG POST DILENGKAPI KARTU PERS DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA ATAU M ­ EMINTA IMBALAN DENGAN ALASAN APA PUN.

Biro Wilayah Timur (Tulangbawang, Mesuji, Tulangbawang Barat): Juan Santoso Situmeang (Kabiro), Merwan, M. Guntur Taruna, Rian Pranata.

Nuansa

±

Sudiono Staf pengajar Fakultas Pertanian Unila; Mahasiswa Pascasarjana Institut Pertanian Bogor

K

ENAIKAN biaya pajak bumi dan bangunan (PBB) di Kotamadya Bandar Lampung pada 2013 setelah anggota masyarakat menerima surat pemberitahuan pajak terutang (SPPT) dari pemerintah daerah, menimbulkan kontra yang luar biasa karena dianggap membebani keuangan masyarakat. Namun, di lain pihak, dalam hal ini Pemkot Bandar Lampung, mengatakan kenaikan itu hal yang wajar karena itu kewenangan yang ada dan sesuai perundang-undang­ an dan sudah mendapat dukungan dari DPRD Kota Bandar Lampung, walaupun akhir akhir ini DPRD terkesan mbalelo seolah-olah kenaikan itu tidak atas persetujuan Dewan. Kewenangan pemerintah daerah mengelola pajak bumi dan bangunan berdasarkan Undang-Undang No. 28 Tahun 2009 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah (UU PDRD), yang mana kewenangan pajak bumi dan bangunan perkotaan dan perdesaan (PBB P2), termasuk di dalamnya adalah bea perolehan hak atas tanah dan bangunan (BPHTB), dialihkan dari Pemerintah Pusat ke pemerintah daerah, sedangkan perkebunan dan pertambangan tetap dikelola Pemerintah Pusat.

Pak de Pak Ho Penerimaan honorer Pemprov melanggar aturan.

Pemprov kok malah menjadi sponsor pelanggaran hukum?

n FERIAL

Poj ok Buku liar masuk sekolah di Bandar Lampung. Di dunia pendidikan rupanya banyak makhluk liar.

n Denda kasus Asih dinilai menistakan adat. Ada juga yang cari untung pakai adat.

CMYK

an dan keringanan secara individual Berdasarkan laporan dari Ditjen maupun massal. Apa pun alasannya Perimbangan Keuangan Daerah per Pemkot Bandar Lampung harus cepat akhir Maret 2013, tahun 2011 ada satu merespons keberatan masyarakat. Ka­ daerah (Surabaya), tahun 2012 ada 17 rena bila tidak, tidak tertutup kemungdaerah (salah satunya Kota Bandar kinan permasalahan ini dapat bergulir Lampung), dan tahun 2013 ada 105 ke pengadilan pajak, yang ini dapat daerah yang telah memungut PBB P2. menjadi preseden buruk bagi peme­ Perda No. 1 Tahun 2011 tentang Pajak rintah daerah, desentralisasi pajak ini Daerah Kota Bandar Lampung merupamenjadi negatif sehingga menambah kan landasan kebijakan pengelolaan citra yang buruk otonomi daerah. PPB P2, pemerintah daerah dapat menaikkan besar pajak berdasarkan Jasa Pembayaran Lingkungan besaran nilai jual objek pajak (NJOP) Ada beberapa alasan peme­ dan tarif pajak (paling tinggi rintah daerah melakukan 0,3% Pasal 80 Ayat (1) UU No. pengurangan, keringan28 Tahun 2009). an, dan bahkan pemSecara hukum, sepinbebasan pajak. Salah tas tidak ada yang salah satunya yang penulis terhadap kenaikan PBB usulkan adalah pembadi Bandar Lampung, yaran jasa lingkung­an tetapi secara sosiologis (PJL) atau payment of Pemkot Bandar Lamenvironmental services pung menaikkan PBB (PES). Konsep jasa lingkunyang melebihkan batas gan adalah penyediaan, penkewajaran sehingga menimn DP. RAHARJO gaturan, penyokong proses alami, bulkan penolakan oleh anggota dan pelestarian nilai budaya oleh suksesi masyarakat. alamiah dan manusia yang bermanfaat Kearifan dari semua pihak yang bagi keberlangsungan kehidupan. berkepentingan diperlukan sehingga Empat jenis jasa lingkungan yang tidak terjadi kebuntuan. Merujuk Perda dikenal oleh masyarakat global, yaitu No. 11 Tahun 2011 dan undang-undang jasa lingkungan tata air, jasa lingkungan terkait PBB dimungkinkan dilakukan keanekaragaman hayati, jasa lingkung­ pengurangan, keringanan, dan peman penyerapan karbon, dan jasa lingbebasan pajak. Kewenangan ini diatur kungan keindahan lanskap. Penyedia oleh peraturan wali kota/bupati. Pemkot dapat melakukan pengurang­ jasa lingkungan adalah perorangan,

±

kelompok masyarakat, perkumpulan, badan usaha, pemerintah daerah, dan Pemerintah Pusat, yang mengelola la­ han, menghasilkan jasa lingkungan, serta memiliki izin atau alas hak atas lahan tersebut dari instansi berwenang. Pemanfaat jasa lingkungan adalah perorangan, kelompok masyarakat, perkumpulan, badan usaha, peme­ rintah daerah, dan Pemerintah Pusat, yang memiliki segala bentuk usaha yang memanfaatkan potensi jasa lingkungan dengan tidak merusak lingkungan dan tidak mengurangi fungsi pokoknya. Pemanfaat jasa lingkungan di luar jurisdiksi hukum Indonesia tunduk pada peraturan perundangundangan yang berlaku. Konsep jasa pembayaran lingkung­ an (JPL) selain sebagai instrumen insentif dan disentif pajak properti, juga diharapkan mendorong pembangun­ an yang memperhatikan lingkungan dan sumber daya alam sehingga ada kesimbangan antara pembangunan ekonomi, sosial, dan lingkungan. Konsep insentif ini membutuhkan wawasan semua pemangku kepentingan, termasuk masyarakat, bahwa pengelolaan properti yang memperhatikan prinsip-prinsip keseimbangan ekonomi dan lingkungan dapat apresiasi dari negara dalam bentuk pengurangan pajak, dan sebaliknya masyarakat yang mengabaikan aspek lingkungan harus membayar pajak propertinya lebih mahal. n

Moratorium Pemekaran Daerah Wartawan Lampung Post

BEBERAPA hari belakangan ini, nama Nuh sedang disorot banyak kalangan. Ya, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Mohammad Nuh diminta banyak pihak untuk mundur dari jabatan. Pasalnya, penundaan ujian nasional (UN) di 11 provinsi menjadi pemicunya. Nuh memang sudah menyatakan ia bertanggung jawab. Akan tetapi, ia masih berdalih, keterlambatan pencetakan soal dan n LAMPOST/HENDRIVAN distribusinya ada pada rekanan, PT Ghalia. Adian Saputra Penundaan UN ini jelas cermin buruk kinerja Wartawan Lampung Post Menteri Nuh. Sudah sepantasnya ia mundur. Jangan mau kalah dengan Andi Mallarangeng yang mundur dari jabatan Menpora gara-gara tersangkut kasus korupsi Hambalang. Nuh tidak bisa berdalih, mundur tidaknya bergantung pada Presiden Yudhoyono. Sebagai pucuk tertinggi kementerian yang menaja UN, Nuh wajar mundur. ** Barangkali Menteri Nuh ingin menyamakan kesabaran atau ke-ulul azmi-annya Nabi Nuh, yang komitmen membangun bahtera besar perintah Allah meskipun orang-orang kafir mencemoohnya. Namun, Pak Menteri Nuh, kali ini konteksnya berbeda. Anda semestinya belajar bagaimana bertanggungjawabnya Nabi Nuh dengan perintah Tuhannya. Meskipun sebagian anggota keluarganya ikut menjadi kafir, Nabi Nuh tetap konsisten dengan pilihan imannya kepada Allah. Semestinya Pak Menteri Nuh juga demikian. Wujud tanggung jawabnya yang gagal menyelenggarakan UN dengan lancar, seharusnya membuat Pak Menteri mundur. Mundur dan meminta maaf, habis perkara dan nama Pak Menteri akan tetap terjaga muruahnya. Ketegasan Nabi Nuh seharusnya dicontoh Menteri Nuh. Kami tunggu kabar di media soal pengunduran diri Anda, Pak Menteri. Setidaknya Anda “menyelamatkan” jutaan Nuh lainnya yang bernama sama dengan Anda, termasuk saya. Putra kami juga bernama sama. Lengkapnya Nuh Muzaffar Quthuz. Satu nama nabi, Muzaffar Quthuz adalah khalifah Bani Mamluk di Mesir yang mengalahkan balatentara Mongol dalam perang besar yang terkenal: Ain Jalut. Buat kami tetap bangga dengan nama nabi ulul azmi itu, Pak Menteri Nuh. n

±

Lampung Post menerima opini orisinal dan tidak dikirim ke media lain, tak lebih dari 5.000 karakter. Kirim via e-mail ke redaksi@lampungpost.co.id atau redaksilampost@yahoo.com. Kami mengutamakan tulisan yang mengkaji fenomena aktual di lingkungan masyarakat Lampung.

PBB dan Insentif Jasa Lingkungan

Lukman Hakim

Nuh

±

Partisipasi Opini

12

LAMPUNG POST

±

±

I

ndonesia adalah negara kepulauan yang terbentang dari Sabang sampai Merauke. Saat ini, dalam perkembangannya, Indonesia terdiri dari 34 provinsi, 410 kabupaten, dan 98 kota. Hal itu menunjukkan adanya peningkatan sekitar 60% daerah otonomi baru, terutama kabupaten/kota, yang sekitar 17 tahun lalu hanya sekitar 346 kabupaten/kota. Perkembangan wilayah biasa­ nya merupakan wujud dari keinginan masyarakat di suatu daerah untuk tumbuh dan berkembang dari segi ekonomi, politik, sosial, budaya, dan keamanan dalam dimensi geografis. Tingkat perkembangan wilayah dapat dilihat dari rasio luas wilayah terbangun (built-up area) terhadap total luas wilayah. Makin besar rasionya, makin tinggi tingkat perkembangan wilayahnya. Makin luas built-up area-nya dapat diartikan makin tinggi aktivitas ekonomi masyarakatnya. Jika dari desa akan tumbuh kota, dari kota akan tumbuh kota-kota kecil yang menjadi

kota besar sebagai lokasi permukiman baru. Jika makin luas rentang kendali pelayanan publik yang dirasakan masyarakat, cenderung adanya keinginan memisahkan diri dari desa/kota induk dan makin luas memisahnya suatu kabupaten/kota dari kabupaten/kota induk. Hal ini bisa lebih luas lagi dengan memisahnya kabupaten/kota dari provinsi induk duna membentuk sebuah provinsi atau wilayah administratif sendiri. Di Indonesia, perkembangan wilayah sebelum tahun 1998 mengalami perubahan sejak bergulirnya era reformasi. Fenomena ini merupakan konsekuensi dari perubahan kebijakan sentralisasi menjadi desentralisasi (otonomi daerah). Kebijakan itu tertuang dalam UU No. 2 Tahun 1999 tentang Pemerintahan Daerah yang kemudian diganti dengan UU No. 32 Tahun 2004. Guna mengimplementasikan kebijakan itu, dikeluarkan PP No. 129 Tahun 2000 tentang Persyaratan dan Tata Cara Pembentukan Daerah Otonom Baru, Penghapusan dan Penggabungan Daerah Otonom. Peraturan Pemerintah terse-

but kemudian diganti dengan PP No. 78 Tahun 2007. Persoalan Otonomi Daerah Provinsi Lampung berdiri pada 18 Maret 1964 dengan ditetapkannya Peraturan Pemerintah Nomor 3/1964 yang kemudian menjadi UndangUndang Nomor 14 Tahun 1964. Sebelum itu, Provinsi Lampung merupakan karesidenan yang tergabung dengan Provinsi Sumatera Selatan. Sebelum 18 maret 1964, Provinsi Lampung secara administratif masih merupakan bagian dari Provinsi Sumatera Selatan, tetapi daerah ini jauh sebelum Indonesia merdeka telah menunjukkan potensi yang sangat besar serta corak warna kebudayaan tersendiri yang dapat menambah khazanah adat budaya di Nusantara. Saat ini, Provinsi Lampung terdiri dari 14 kabupaten/kota, beberapa di antaranya adalah kabupaten baru yang merupakan pecahan dari kabupaten induk setelah terbitnya UndangUndang Otonomi Daerah No. 32/2004, yaitu Kabupaten Pringsewu, Kabupaten Pesawaran,

Kabupaten Mesuji, Kabupaten Tulangbawang Barat, dan sekarang sudah lahir kabupaten bungsu yang diberi nama Kabupaten Pesisir Barat. Dalam perkembangannya, banyak persoalan yang dihadapi. Banyaknya daerah otonom baru yang memiliki implikasi terhadap makin besarnya dana pembangunan daerah yang dialokasikan dari APBN dan APBD. Misalnya, dengan pembentukan daerah otonomi baru pemerintah harus mengeluarkan DAU pada 2002 sebesar Rp1,33 triliun, tahun 2003 sebesar Rp2,6 triliun, dan pada 2010 sebesar Rp47,9 triliun. Fakta lain yang banyak dijumpai dalam otonomi dae­ rah baru adalah jumlah dan kualitas sumber daya manusia (SDM) sebagai personel peme­ rintah daerah yang minim. Belum lagi kurangnya sarana dan prasarana pemerintahan dan munculnya berbagai konflik di masyarakat akibat persoalan batas wilayah. Peran dan Tugas Pemerintah Pembentukan daerah otonomi baru sampai saat ini memang

belum diharamkan. Namun, paling tidak selama 17 tahun pelaksanaaan otonomi daerah, Pemerintah Pusat harus banyak melakukan evaluasi. Evaluasi dilakukan dengan mengambil kebijakan penghentian sementara (moratorium) pembentukan daerah otonomi baru. Jika dilihat dari hasil evaluasi yang dilakukan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) menyebutkan di samping persoalan adanya ketimpangan antara besarnya dana yang dialokasikan dan hasil yang dicapai dalam pembangunan daerah otonom baru serta munculnya konflik horisontal cenderung makin meningkat. Hal ini lebih disebabkan lemahnya aturan persyaratan pembentukan daerah oto nomi baru. Untuk itu, Peme­ rintah Pusat diharapkan dapat mengambil kebijakan cepat, mengingat otonomi daerah yang sudah berjalan hampir 17 tahun justru makin me­ nimbulkan banyak masalah yang dihadapi, salah satu menyempurnakan ketentuan persyaratan minimal untuk daerah otonom baru. n

±

Masih tentang Teror UN Ahmad Ubaidillah Mahasiswa Magister Studi Islam UII Yogyakarta

M

ASIH ingatkah Anda aksi pengeboman di Masjid Al-Dzikra di kompleks Mapolresta Cirebon dan bom bunuh diri yang mengguncang Gereja Bethel Injil Sepenuh, Kepunton, Solo, Jawa Tengah, yang mengakibatkan beberapa orang terluka dan bangunan menjadi rusak. Atau peristiwa teror yang terjadi di Kota Surakarta, Jawa Tengah, yang sasarannya polisi yang sedang berjaga di pos pengamanan Lebaran, Gam­ blengan, beberapa waktu yang lalu? Tindakan-tindakan tersebut tentu mengundang ketakutan kita semua. Namun, ada tindakan yang tidak kalah mengerikan dibandingkan beberapa aksi teror di atas, kali ini adalah teror ujian nasional (UN) yang tahun ini mulai digelar pada Senin (15-4). Inilah teror-teror pendidikan yang hingga kini masih menakutkan di negeri ini. Belum lagi, kita ditakutkan dengan persoalan-persoalan, misalnya, kebocoran soal, keterlambatan pengiriman soal, bahkan penundaan

pelaksanaan UN itu sendiri. Kalau kita bicara tentang akibat teror, dalam sejarahnya, setiap aksi teror selalu mengundang kecemasan dan ketakutan masyarakat. Itu sesuai dengan kata “teror” yang berarti usaha menciptakan ketakutan, kengerian, dan kekejaman oleh seseorang atau golongan. Sedangkan kalau dilihat dari kata kerjanya, teror dimaknai berbuat kejam (sewenangwenang dan sebagainya) untuk menimbulkan rasa ngeri atau takut. Tidak berbeda dengan aksi teror yang menguncang dunia pendidikan. Melalui ujian nasional, teror telah me­ngusik ketenangan para pendidik (guru), peserta didik (siswa), dan orang tua yang tentu daya takutnya tidak kalah dengan aksi-aksi teror berupa penembakan atau peledakan bom yang terjadi di Cirebon atau di Solo tersebut. Bocoran Soal Akibat kekhawatiran akan ketidaklulusan ujian nasional ini, bocoran jawaban UN dan praktik jual beli nilai pun makin marak. Fenomena tersebut menjadi preseden buruk bagi dunia pendidikan kita. Peristiwa tersebut

±

adalah wujud dari kecemasan dan ketakutan akan gagalnya UN. Pelaksanaan UN sudah menciptakan tekanan psikis terhadap peserta didik, para guru, dan orang tua. Apalagi de­ ngan kehadiran aparat keamanan yang turut mengawasi. Keberadaan polisi di sekolah saat UN justru menciptakan suasana mencekam dan menakutkan layaknya pencegahan kerusuhan atau penangkapan terhadap teroris, sungguh sistem pendidikan yang sangat mengerikan. Alih-alih pendidikan diharapkan mampu menenteramkan jiwa anak didik, justru ini telah me­ ngacaukan pikiran para siswa. Kekhawatiran para siswa akan tidak lulus UN makin mantap ketika kita menyaksikan merebaknya kegiatan doa bersama (istigasah) di berbagai daerah. Alih-alih Istigasah dilakukan dengan ketenangan dan kekhusyukan, kali ini malah dirun­ dung ketegangan yang sangat mendalam. Ketegangan ini jelas merupakan bentuk teror psikis yang mereka alami. Bagaimana menghentikan teror dalam dunia pendidikan dengan kemasan UN tersebut? Mau tidak mau, pihak yang berwenang menangani

pendidikan, terutama Kemendiknas, perlu melakukan evaluasi menyeluruh bagi sistem pendidikan, terutama penyelenggaraan UN, agar tidak berlamalama meneror anak bangsa. Pemerintah melalui Kemendiknas harus mengeluarkan suatu kebijakan tentang sistem pendidikan agar pendidikan tidak menjadi sesuatu yang menakutkan dan mengerikan. Di sinilah ide kreatif dan gagasan inovatif para pengelola pendidikan sangat dibutuhkan. Upaya penghentian teror psikis yang diakibatkan oleh UN harus segera dilakukan. Pendidikan harus menjadi sesuatu yang menyenangkan dan nyaman, bukan sesuatu yang menakutkan. Oleh karena itu, seluruh komponen bangsa harus bertiwikrama, terutama pemerintah sebagai wakil negara, untuk menciptakan sistem pendidik­ an yang tidak menakutkan. Dengan harapan, sistem pendidikan kita dapat melahirkan anak-anak bangsa yang berkualitas, baik secara intelektual maupun secara moral, yang nantinya mampu membawa bangsa ini menuju bangsa yang adil, makmur, dan berdaulat. n

CMYK

±

±


INTERAKTIF kamis, 18 april 2013 LAMPUNG POST

sms

Ruang Publik Kirimkan keluhan dan komentar Anda tentang pelayanan publik ke e-mail: redaksi@lampungpost.co.id, redaksilampost@yahoo.com, short message service (SMS) 0815-405-9000, www.facebook.com/lampungpost.interaktif

13

Batasi Jumlah PNS

Batasi jumlah PNS karena makin banyak makin membebani APBD dan tidak produktif. Lebih baik sedikit, tetapi ukur­ an kinerja dan reward yang jelas dan pantas. 082324751xxx

Nasib Honorer Penjaga Sekolah Yth. Bapak Bupati Pringsewu, tolong dong na­ sib honorer penjaga sekolah juga dipikirkan, mengingat tugas kami juga tidak ringan dalam menjaga keamanan sekolah dalam belajar. 085758045xxx

Jalan Pagelaran Rusak Yth. Bapak Bupati Pringsewu dan Wakil Bupati, kapan jalan di Pajarbaru, Kecamatan Pagelaran Utara, yang menuju Pekon Banjarerejo, Keca­ matan Banyumas, melalui kali Cawang akan di-onderlaag? Terima kasih 085383555xxx

Jalan Kecamatan Limau Hancur Yth. Bapak Bupati Tanggamus, tolong perbaiki jalan di Kecamatan Limau karena jalannya su­ dah tidak layak sebagai jalan kecamatan. Malah seperti sungai yang tidak berair. Terima kasih. Agus, Limau 085218989xx

Rampok yang Marak Lagi Aksi perampokan sudah mulai marak lagi di Lampung. Waspadai komplotan, yang terdiri dari Rijal (Palangbesi/Kemiling), Roni (belakang terminal Kemiling), Pendi (belakang terminal

Kemiling), dan Herman (Kedaton). Mereka biasa berkumpul di tempat Nurholis, penjual burung/ ayam, kandang, dan pakannya. Letak rukonya di bawah Palangbesi sebelah kiri di samping jalan. 085208813xxx

Perbaiki Jalan Fajarbaru Yth. Bapak Bupati dan Gubernur dan jajaran­ nya, mohon Jalan R.A. Basyid Fajarbaru sampai Karangsari, Kecamatan Jatiagung, Lampung Selatan, diperbaiki karena sering terjadi becek dan kecelakaan pada saat hujan. 089661302xxx

Dukungan untuk Kopassus Maju terus Kopassus, kami sangat mendukung tragedi Cebongan, hancurkan dan berantas preman-preman di negeri ini. Kami tiap hari dibuat resah oleh ulah mereka. Selagi masih ada preman negeri ini enggak akan pernah tentram. Buat Kopassus jangan berhenti karena semua orang tahu. 082380535xxx

Bangun Jalan Arah ‘TVRI’ Yth. Rycko, Bupati Lampung Selatan, tunggu sampai masyarakat marah, karena tidak ditang­ gapi, jalan dari TVRI sampai LP Perum Pemda tidak sampai 10 km. Kalau enggak ke­urus lagi oleh Pemkab Lamsel, tawarkan ke Kota Bandar Lampung, kami yakin Pemkot Bandar Lampung akan sangat peduli. Lihat itu karya nyata Bapak Wali Kota Bandar Lampung. Masih ada kesem­ patan Pak Rycko. Ayo peduli! 082176807xxx

Tahanan Bawa Ponsel Yth. Kanwil dan Kepala Rutan Bawanglatak, Tuba, kami mau bertanya kenapa tahanan wanita di dalam LP bisa meng­ gunakan ponsel, termasuk yang bernama Wiwin. Terima kasih. 081990055xxx

Lagi soal Asih Yth. Bapak Menteri Pendidik­ an dan Bapak Gubernur dan Bupati Way Kanan, tolong ditinjau lagi soal guru Asih. Makanya sekarang siswa su­ dah tidak bisa hormat lagi sama gurunya. 085769711xxx

surat

pembaca

Ujian Ruwet Nasional

UJIAN nasional (UN) untuk sekolah me­ nengah atas tahun 2013 tidak profesional. Pada Senin (15-4), sebagaai hari dimulainya pelaksanaan UN benar-benar amburadul. Pelaksanaan ujian di 11 provinsi kawasan tengah Indonesia terpaksa ditunda kar­ ena keterlambatan penyaluran naskah ujian, sedangkan di beberapa provinsi naskah ujian salah cetak. Tidak hanya sampai di situ, keterlambatan pendistribu­ sian naskah ujian juga mewarnai UN, kesalahan pengambi­ lan naskah ujian, serta kekurangan dan kelebihan jumlah naskah ujian makin memperburuk wajah pendidikan di negeri ini. Anehnya, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Mohammad Nuh dengan entengnya hanya menyikapinya dengan permintaan maaf. Ini merupakan kejadian terburuk sepanjang sejarah dalam dunia pendidikan Indonesia. Peristiwa memalukan ini harus dipertanggungjawabkan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan. Kerja yang amburadul sampai-sampai harus menunda pelaksanaan UN SMA/SMK di 11 provinsi tidak termaafkan. Apalagi dipelesetkan dengan alasan mengun­ tungkan siswa karena mendapat waktu tambahan untuk belajar. SBY tidak sepantasnya tinggal diam, tetapi berkewajiban meminta pertanggungjawaban Menteri Pendidikan dan Kebudayaan serta jajarannya. Para wakil rakyat di DPR berhak meminta pertanggungjawaban dari pejabat tertinggi di Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, kemarin, mengumumkan penundaan jadwal ujian nasional (UN) 2013 mata pelajaran Bahasa Indonesia pada jenjang SMA/ MA/SMALB/SMK dan Paket C di 11 provinsi, Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur, Sulawesi Utara, Gorontalo, Su­ lawesi Tengah, Sulawesi Barat, Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara, Bali, Nusa Tenggara Barat, dan Nusa Tenggara Timur, yang melibatkan 1,1 juta siswa di 3.601 SMA/MA dan 1.508 SMK. UN di 11 provinsi itu baru bisa dilaksanakan mulai 18 April. Sedangkan di 22 provinsi lain UN berjalan sesuai rencana, tetapi diwarnai berbagai masalah terkait naskah ujian. Penundaan pelaksanaan UN itu adalah akibat kegagalan dari satu di antara enam percetakan, yakni PT Ghalia Prin­ ting Indonesia, yang menyebarkan soal ke kawasan tengah Indonesia. Apa yang terjadi tidak masuk akal karena pence­ takan naskah ujian bukan rencana kemarin sore, melainkan telah terencana sejak jauh-jauh hari. Peristiwa itu tidak cukup hanya disikapi dengan permin­ taan maaf dari Kemendikbud, tetapi harus diusut. Apa yang terjadi dengan percetakan? Kenapa pencetakan naskah ujian harus terpusat di Pulau Jawa, bukannya dibagi di beberapa provinsi. Ada apa, semua itu harus diperjelas. Jangan permainkan emosi para siswa, jangan gunakan UN untuk berkolusi, korupsi, dan nepotisme. Jika memang tidak sanggup melaksanakan UN, tidak usah ada UN saja, bikin ruwet saja. Kehidupan kita sudah cukup ruwet, jangan makin dibuat ribet.

Tarif untuk Pelayanan Yth. Bapak Wali Kota, saya se­ laku warga Bandar Lampung sangat kecewa dengan ulah oknum pegawai kelurahan yang menentukan jumlah uang jasa pada pengurusan suratsurat. Jika hal tersebut telah menjadi kebijakan wali kota, mohon tarif tersebut dipasang di papan pengumuman sesuai nilai pengurusan surat yang diperlukan. Terima kasih. Hadi, Permatabiru, Sukarame 081379204xxx

Klara Andriyani Sukabumi, Bandar Lampung

Lion Jatuh Lagi PESAWAT jenis Boeing 737-800 NG milik perusahaan penerbangan Lion Air di sisi landasan pacu (runway) Ban­ dara Ngurah Rai, Bali, tergelincir hingga tercebur laut di pinggir Pantai Segara. Tidak hanya menjadi pemberitaan berbagai media nasional, tetapi juga mendapat sorotan dari pers dunia. Kecelakaan pesawat rute Bandung— Denpasar, Sabtu (13-4) sore, itu makin memperburuk citra penerbangan yang tidak hanya sekali ini mendarat tidak di bandara. Tidak ada korban jiwa, dari 101 penumpang dan tujuh kru, tetapi musibah menjadi preseden buruk dan hilangnya kepercayaan internasional ter­ hadap maskapai penerbang­ an nasional, terutama Lion Air. Oleh karena itu, Komite Nasional Keselamatan Trans­ portasi (KNKT) harus mampu menguak penyebab sebenarnya. Apakah akibat kelalaian pilot dan kopilot alias human error,

atau karena masalah pesawat. Jika kejadian tersebut karena kesalahan pilot, apa penyebabnya? Apakah cara perekrutan yang dilakukan tidak sesuai prosedur atau karena pilot sudah berada dalam kelelahan akibat tugas melebihi kapasitas/kemam­ puan maksimal? Diketahuinya penyebab kecelakaan sangat penting, ini menyangkut kepercayaan atau rasa aman. Pesawat yang tidak berhasil mendarat dengan sempurna sehingga tercebur ke pinggir laut dengan kondisi patah di bagian ekor itu, harus diketahui penyebabnya secara men­ detail. Jika ternyata yang bermasalah adalah pesawatnya, bahaya yang dapat diakibatkannya akan lebih fatal dan Lion Air dapat menuntut tanggung jawab pabrik pembuat pesawat nomor penerbangan JT-904 Bandung—Denpasar tersebut. Lion Air sebagai perusahaan pesawat yang punya ciri mu­ rah memang membantu masyarakat kita, tetapi kemurahan itu tidak harus berbanding lurus dengan bahaya yang begitu besar. Bagaimanapun rasa aman dan nyaman adalah yang utama bagi penumpang. Musibah ini semoga menjadi teguran bagi semua pihak. Jangan sampai terulang kejadian nahas yang mengerikan itu. Semoga semua pihak yang bertanggung jawab dapat melakukan evaluasi agar kejadian ini tidak terulang karena ini menyangkut nyawa orang banyak. Profesionalitas sangat penting dalam pengelolaan penerbangan. Ariana Fathia Kalianda, Lamsel

Anggota Dewan Pemalas SEBENARNYA apa sih yang membuat orang berlombalomba ingin menjadi wakil rakyat? Saya yakin lebih banyak karena materi dibanding karena ingin membela rakyat. Sayangnya banyak pemilih yang terjebak dengan slogan para calon wakil rakyat sehingga salah pilih. Banyak kartu merah anggota Dewan, dari sikap malas saat sidang sampai diamnya mereka menghadapi per­ masalahan yang dihadapi rakyat. Kemalasan anggota Dewan menghadiri persidangan masih terus saja ber­ langsung, di daerah mana pun dan kapan pun. Meskipun sudah sering dihujani kritik, perilaku mereka tidak juga membaik. Dalam rapat paripurna anggota Dewan di pusat dan di daerah terus saja terjadi. sikap malas itu kembali diperton­ tonkan sejumlah wakil rakyat di Senayan. Berdasar lembar absensi yang disediakan di depan ruang sidang, hanya 336 dari total 560 anggota DPR yang mengikuti sidang paripurna itu. Jadi, 224 anggota tidak hadir. Tidak jelas apakah 336 anggota DPR yang mengisi absensi pun lantas menghadiri persidangan. Namun, becermin pada persidangan yang sudah-sudah, banyak anggota DPR yang cuma mengisi absensi. Mereka tidak mengikuti persidang­ an, tetapi sekadar memenuhi proforma; tercatat hadir di lembar absensi. Kejadian ini acap terlihat. Hampir dalam setiap sidang paripurna, banyak anggota DPR yang membolos atau seka­ dar mengisi lembar absensi. Karena itu, ruang persidangan pun cenderung terkesan lengang. Kenyataan itu tentu menyedihkan. Sikap malas anggota parlemen mengikuti persidangan seolah sudah berurat dan berakar alias sulit berubah menjadi baik. Padahal, tugas utama anggota parlemen antara lain menghadiri persidan­ gan sehingga mereka bisa turut ambil bagian dalam proses pengambilan keputusan. Idealnya anggota DPR bukan sekadar hadir, melainkan juga aktif memberi pandangan. Namun, gambaran yang selama ini tampil ke permukaan, jangankan aktif memberi pandangan, bahkan sekadar menghadiri persidangan saja tidak sedikit anggota DPR sudah malas. Anggota Dewan selalu punya alasan atau argumentasi tentang ketidakhadiran dalam persidangan ini. Namun, secara keseluruhan, berbagai argumentasi mereka tidak serta-merta memupus kesan bahwa mereka malas berperan optimal sebagai wakil rakyat. Kini, pemilukada makin dekat, tidak bosan-bosannya para calon wakil rakyat merayu mencari pemilih, seolah mereka kan mampu mengemban amanah. Padahal, pada pelaksanaannya mereka hanya bisa menjalani tugas pro­ tokorel. Untuk tugas-tugas berat mereka angkat tangan atau melempar tanggung jawab. Nova Melinda Sumurbatu, Bandar Lampung


CMYK

±

kamis, 18 APRIL 2013

LAMPUNG POST

±

±

PARIWARA 14

±

±

±

±

±

±

±

CMYK

±

±


CMYK

±

kamis, 18 april 2013 LAMPUNG POST

CMYK

±

±

Aleta Baun

INSPIRASI

“Jika mau merusak hutan, lebih baik keluar dan mati saja. Semua orang punya ibu. Kami menggunakan bahasa yang akan mereka mengerti. Alam ini adalah ibu yang menyusui.”

15

ALETA BAUN

Pejuang Lingkungan dari Pulau Timor

±

PERJUANGAN menyelamatkan lingkungan berbuah manis. Perempuan desa ini berhasil meraih penghargaan Goldman Prize, sebuah penghargaan lingkungan hidup tingkat dunia dari Amerika Serikat.

W

alaupun sempat akan dibunuh dan lari masuk hutan bersama bayinya, Aleta Baun tidak pernah menyerah menghadapi para pengeksploitasi sumber daya alam di Molo, Kabupaten Timor Tengah, yang merupakan jantung Pulau Timor. Mantan pembantu rumah tangga yang baru saja lulus sarjana hukum perdata ini menjadi penggerak utama masyarakat adat di Molo dalam menghadapi perusahaan-perusahaan tambang dan menang. Aleta atau biasa dipanggil Mama Aleta tumbuh

n LAMPUNG POST/DOKUMENTASI

dalam keluarga petani dan terbiasa tinggal di pinggir hutan. Motivasi perjuangannya menyelamatkan lingkungan dari eksploitasi hutan yang sangat disakralkan warga Molo tanpa pamrih. Tujuan utamanya hanya satu, bahwa dia sangat mencintai hutan sehingga ketika cintanya dengan hutan diganggu, terutama kaum pemodal, dia menjadi tameng terdepan dengan memimpin ratusan warga menentang semua perusak hutan. Apalagi, ketika tambang marmer beroperasi, debit air berkurang, mata air menghilang, binatang dan tumbuhan menghilang, serta air mereka tercemar. Bahkan, batu anjaf yang disucikan dan dianggap batu yang menyimpan namanama leluhurnya dibelah. Mama Aleta tahu dia harus menghentikan aktivitas itu dan dia harus berbuat sesuatu. Dia pun mulai terlibat kerja-kerja advokasi pada 1999 dengan mendirikan Yayasan Oat atau organisasi Attaemamus, yang artinya mengayomi, melindungi, memperbaiki, merangkul, dan mempertahankan. Bersama Yohance Lase, Yeheskiel Nune, dan Lambert Kase, dia diam-diam melakukan pertemuan-

pertemuan di malam hari untuk mulai mengorganisasi masyarakat. Sering dia harus meminjam sepeda motor diam-diam untuk bergerilya dalam pertemuan-pertemuan pengorganisasian. Rapat-rapat gelap ini sering dikamuflasekan sebagai pelaksanaan ritual adat sehingga tidak dicurigai aparat. Mama Aleta yang mengaku belum pernah berdemo sebelumnya, pada 2001 membawa orang-orang dari desa berjalan sejauh 3 kilometer untuk mengusir pekerja tambang marmer dari tanah mereka. Karena belum berpengalaman, mereka tidak mempersiapkan apa-apa. Jumlah mereka sekitar 300 orang. Ketika mereka mulai kelaparan dan mau mencari makan, mereka dihadang tentara. “Kami mau cari makan atau kami baku bunuh saja di sini,” kata Mama Aleta, menghadapi para tentara yang menghalangi mereka untuk keluar dari tempat itu. Ketika para anggota DPR datang, mereka diperbolehkan mencari makan. “Saya utang beras di warung-warung kecil, dapat tiga periuk. Satu periuk mi instan dan dua periuk nasi. Tiap orang mendapatkan kurang lebih satu sendok

±

makan, tetapi itu cukup,” kata dia mengisahkan pengalaman pertama mereka mendemonstrasi tambang. Satu dalam hati Mama Aleta, dia tidak boleh lemah dalam situasi apa pun. Mungkin dalam hati nuraninya ada sedikit rasa takut. “Tetapi kami sudah banyak, kami hidup untuk mati.” Baginya keberanian adalah sesuatu yang menular. Mama Aleta menghabiskan waktunya mengorganisasi pada jamjam yang tidak bisa ditentukan. “Sering saya pulang dan masuk rumah lewat jendela,” kata dia, setengah tertawa. Terkadang pula dia harus meninggalkan suami dan ketiga anaknya. Pada awal perjuangannya menyelamatkan hutan, suaminya sempat marah dan cemburu karena Aleta sering pulang malam. Tetapi seiring waktu, suaminya, Liftus, mendukung penuh apa yang dikerjakan Aleta. Dia sepenuhnya menggantikan Aleta di rumah dan menjadi ayah-ibu bagi anakanak mereka. “Sebenarnya dalam adat kami, kami sudah paham gender dan saya mempraktikkannya dalam hidup keseharian saya,” ujar Mama Aleta ketika sedang menceritakan kehidupan keluarganya. (KIM/DBS/S-3)

Alam ini adalah Ibu yang Menyusui

±

BAHAYA yang dihadapi Aleta Baun bukan dia rasakan sendiri. Keluarganya pun tidak luput dari bahaya yang mengancam. Beberapa kali mereka harus hidup berpindah untuk menghindari teror dari aparat dan preman-preman yang disewa oleh perusahaan tambang. Rumahnya dilempari batu, kakinya dibacok, dan berkali-kali dirinya menjadi target pembunuhan. Pada 2006, ketika sedang menghadapi perusahaan tambang, Mama Aleta dan penduduk kampung harus tidur selama setahun di hutan. Waktu itu, anak bungsunya, Al Nina, yang berusia dua bulan, dia bawa mengungsi ke dalam hutan. Mereka harus terpisah dengan keluarga yang lain. Mama Aleta menyusui Al Nina di hutan. Namun, karena makanan mereka terbatas, Al Nina menjadi kurang gizi dan hampir meninggal. “Anak itu menjadi kurus sekali, saya sudah hampir merelakannya waktu itu. Namun, akhirnya dia selamat dan sehat sampai sekarang,” kata Mama Aleta, mengenang. Bagi Mama Aleta, perempuan adalah

sosok yang sangat dekat dengan sumber alam. “Perempuan seperti kami bisa dalam sehari bolak-balik ke kebun, mengambil air, kayu, dan kebutuhan lainnya. Kamilah yang mengetahui isi hutan dan bagaimana memanfaatkannya. Kami jual apa yang bisa kami buat. Kami tidak jual apa yang kami tidak bisa buat.” Dalam sebuah demonstrasi besar, 200 orang perempuan menduduki tambang, Mama Aleta meminta para perempuan mem-

Biodata LAMPUNG POST/DOK. PRIBADI Nama : AletanBaun Tempat/Tgl. Lahir : Lelobatan, Molo, Timor Tengah Selatan, 16 April 1963 Pekerjaan : Aktivis Perempuan dan Lingkungan Hidup Pendidikan : Sarjana Hukum Perdata

Nama suami : Listhus Sanam Nama anak : Maria (13 tahun) Yordan (10 tahun) AI Nina (5 tahun) Penghargaan : Saparinah Sadli (2006) Goldman Prize (2013)

buka bajunya dan memperlihatkan payudara mereka lalu berseru: “Jika ingin mengambil tanah kami, belah saja dada kami”. “Semua orang punya ibu. Kami menggunakan bahasa yang akan mereka mengerti. Alam ini adalah ibu yang menyusui. Mereka tidak berani berlaku kasar kepada perempuan. Akhirnya mereka pergi terkencingkencing,” ujar Mama Aleta. Ketika sedang menduduki tambang, me­ reka membawa serta alat tenun bersama mereka dan mereka menenun di situs tambang hingga pihak perusahaan tambang menyerah. Ancaman-ancaman pencaplokan sumber daya alam di Pulau Timor belum berhenti. Namun, hal ini tidak membuat Mama Aleta gentar. Saat ini dia telah berhasil mempersatukan tiga suku di wilayah Molo, yaitu suku Molo, Amanuban, dan Amanatun. Sejak 2010, mereka membuat Festival Ningkam Haumeni yang berarti lilin dan cendana. Mama Aleta yang masih keturunan raja, ayahnya adalah salah satu tetua adat yang berwenang untuk menentukan dan mem-

berhentikan seorang raja, percaya meka­ nisme adat mereka memiliki kekuatan luar biasa untuk melindungi alam dan kehidupan mereka. Dia melihat kerja-kerjanya melawan tambang sejalan dengan mekanisme masyarakat adat dalam mempertahankan wilayah dan hak adat mereka. Buah perjuangannya selama ini, seorang perempuan Indonesia bernama Aleta Baun menjadi salah satu dari enam pemenang penghargaan Goldman Prize. Aleta Baun atau Mama Aleta berhak mendapat 150 ribu dolar Amerika atau Rp1,4 miliar yang diberikan pertama kali dalam upacara khusus, Senin (15-4), di San Francisco Opera House. Pernyataan resmi dari Goldman Prize menyebut prestasi Aleta adalah, “Dengan

mengorganisasi ratusan warga desa setempat untuk secara damai menduduki tempattempat penambangan marmer dalam suatu protes sambil menenun. Aleta Baun meng­ hentikan perusakan tanah hutan yang sakral di Gunung Mutis di Pulau Timor”. Selain Mama Aleta, pemenang lain adalah Jonathan Deal dari Afrika Selatan, Azzam Alwash dari Irak, Rossano Ercolini dari Italia, Kimberly Wasserman asal Amerika Serikat, serta Nohra Padilla dari Kolombia. Para pemenang penghargaan Goldman dipilih oleh dewan juri internasional berdasarkan nominasi rahasia yang diserahkan oleh jaringan kerja organisasi-organisasi dan orang-orang dalam bidang lingkungan hidup. (DBS/S-3)

±

n LAMPUNG POST/DOKUMENTASI

PENGHARGAAN GOLDMAN. Aleta Baun/Mama Aleta (baju biru berselendang dari Indonesia) bersama pemenang penghargaan Goldman dari negara lainnya, (dari kiri) Jonathan Deal dari Africa, Kimberly Wasserman dari Amerika Serikat, Azzam Alwash dari Irak, Rossano Ercolini dari Italia, dan Nohra Padilla dari Kolombia (kiri depan).

±

±

±

CMYK

±

CMYK

±


CMYK

±

CMYK

±

HIBURAN kamis, 18 april 2013

Ben Affleck Hari yang tidak masuk akal dan tragis. Keluarga dan aku mengirimkan cinta untuk korban Boston.

16

LAMPUNG POST

Artis Hollywood Berduka atas Kasus Bom Boston

±

SEJUMLAH selebritas Hollywood, seperti Justin Bieber, Ben Affleck, dan Ellen DeGeneres, memberikan ucapan prihatin dan mengirimkan doa untuk korban ledakan bom lomba lari maraton di Boston, Senin (15-4) waktu setempat.

±

KRISDAYANTI

Akan Jalani Ibadah Umrah

Sekadar diketahui, dua bom meledak setelah para pelari melewati garis finis. Insiden ini telah menewaskan dua orang dan melukai sekitar 101 orang. Selebritas Hollywood hingga Presiden Amerika Serikat Barack Obama langsung mengungkapkan keprihatinan mereka di akun jejaring Twitter setelah mendengar hal tersebut. Justin Bieber menulis hastag ‘#PrayForBoston’ untuk menunjukkan kesedihannya. “Hari yang tidak masuk akal dan tragis. Keluarga dan aku mengirimkan cinta untuk korban Boston,” tulis Ben Affleck. “Mari kirim semua doa dan energi kita untuk orang yang terluka di Boston. Hatiku bersama kalian,” tulis Ellen DeGeneres. “Mengirimkan perdamaian dan banyak doa untuk Boston,” tulis Miley Cyrus. “Baru saja mendengar kabar. Sangat menyedihkan memikirkan semua orang di Boston,” tulis Harry Styles. “Pikiran dan doaku bersama semua orang di Kota Boston dan semua orang yang terluka akibat insiden menyeramkan ini,” tulis Justin Timberlake. “Hatiku hancur untuk semua korban atau orang yang terluka karena ledakan di Boston. Tuhan bersama kalian! Doaku bersama kalian,” tulis Kim Kardashian.

TUHAN memandang derajat manusia bukan dari pangkat maupun kekayaannya, melainkan dari amal ibadah. Hal tersebut diyakini penyanyi Krisdayanti (KD). Dia akan menjalani ibadah umrah dengan bertolak dari Jakarta hari ini. Gelar diva pun terasa tak ada artinya ketika berhadapan dengan Tuhan. “Kita harus melepaskan baju kita, enggak ada diva, semua sama di sana. Agar menjadi sesungguhnya di depan mata Allah,” kata dia, saat ditemui di Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Selasa (16-4). KD mengaku santai menjelang keberangkatannya ke Tanah Suci. “Jangan dibawa berat ya, secara dunia kita sudah sebaik-baiknya kan yang nentuin Gusti Allah,” ujar istri dari Raul Lemos ini. (S-3)

(S-3) n MI

±

±

±

i n fo f i l m ‘42’

Pecahkan Rekor ‘Box Office’ DI luar prediksi, film 42 yang menceritakan legenda bisbol, Jackie Robinson, ternyata mampu merajai box office. Film yang dibintangi Chadwick Boseman (berperan sebagai Jackie) dan Harrison Ford (sebagai Branch Rickey) telah mengantongi laba 27,5 juta dolar AS atau setara Rp267,5 miliar. Fakta ini melebihi prediksi pengamat yang menilai film

tersebut hanya akan mendapat untung sekira 10 juta dolar dari yang ditargetkan. Film 42 juga telah membuat rekor baru untuk film bisbol. Pasalnya, di tahun 2006 silam juga pernah ada film serupa, The Benchwarmers. Namun, film yang dibintangi Rob Schneider, David Spade, dan Jon Heder itu hanya mampu meraup 19,7 juta dolar atau Rp191,6 miliar saja. Demikian dilansir Aceshowbiz, Selasa (16-4). Scary Movie 5 juga dipredikasi akan menjadi jawara di pekan ini. Film seri komedi ini telah berhasil meraih 14,2 juta dolar dan mendapatkan total 40 juta dolar sejak debutnya pertama kali. Sementara itu, The Croods masih tetap bertahan di posisi tiga pada pekan ini. Sedangkan G.I Joe: Retaliation yang tadinya di posisi dua harus rela turun peringkat keempat. Evil Dead juga harus gigit jari. Pasalnya, pada pekan lalu, film thriller ini berhasil menjadi jawara box office. Tetapi pekan ini film tersebut turun di peringkat kelima. (S-1)

n MI

OLLA RAMLAN

Menangis, Takut Timbang Badan OLLA Ramlan mengaku menangis saat diminta suaminya menimbang berat badan. Pasalnya, istri Aufar ini tidak pernah suka diet. “Aku sampai menangis disuruh timbang oleh suamiku. Semua cewek khawatir timbangannya naik,” ujar Olla di Grand Indonesia, Tanah Abang, Jakarta Pusat, Selasa (16-4). Karena tidak berani menimbang berat badan, Olla hanya berpatokan pada ukuran celananya saja. Jika ukurannya bertambah, artinya Olla bertambah gemuk. “Pokoknya ukuran celananya 24 atau 25. Di atas itu, berarti berat badan lagi naik,” kata ibu satu anak itu. (S-3) n MI

O nl i n e ha r i i n i

LAMPOST.co

Singgel Ketiga Saint Loco Ikuti Festival Musik di Kanada

Demi Ambisi, ‘The Reds’ Tidak Jual Suarez

JAKARTA (Lampost.co): Grup band Saint Loco baru saja merilis album baru

± diberi judul Dejavu. Lagu tersebut akan dibawa Saint Loco ke sebuah festival

yang bertajuk Momentum. Kini, mereka mempromosikan singgel ketiga yang musik di Kanada. Saat ini mereka bekerja keras untuk menembus audisi agar bisa tampil di festival musik yang bernama Planet Rock di Kanada.“Untuk beberapa bulan ke depan kami lagi mempersiapkan diri untuk ikut semacam audisi untuk perform di Kanada, di festival yang namanya Planet Rock. Kami lagi ikut sistem seleksi, penyaringan siapa yang akan dikirim ke sana,” kata penyanyi rap Saint Loco, Berry. Menurutnya, keikutsertaan Saint Loco di ajang tersebut berkat dukungan dari teman-teman sekitarnya. Planet Rock merupakan festival musik alternatif rock sedunia yang akan digelar Oktober mendatang di Quebec, Kanada. (MTVN/L-4)

±

CMYK

LIVERPOOL (Lampost.co): Direktur Liverpool Ian Ayre menegaskan tidak akan menjual Luis Suarez. Ayre menggarisbawahi bahwa The Reds harus mempertahankan pemain seperti Suarez jika ingin memenuhi ambisi mereka. Sebelumnya dilaporkan bahwa Manchester City tertarik untuk memboyong striker yang sudah mencetak 22 gol di Liga Primer Inggris itu. Namun, Ayre membantah Liverpool membuka peluang untuk menjual striker Uruguay itu. “Untuk bermain di Liga Primer Inggris dan lolos ke kompetisi Eropa, Anda membutuhkan pemain seperti Luis dan Steven Gerrard. Karena itu, kami menegaskan tidak akan menjual Luis Suarez,” kata dia, dalam wawancara dengan Sport Illustrated. “Saat Fenway Sports Group membeli Liverpool, John W. Henry mengatakan dia tidak hanya ingin membangun klub yang bisa menang, tapi klub yang bisa terus menang. Untuk itu, kami butuh pemain-pemain kelas dunia,” ujarnya. (GOAL.COM/L-4)

±

BACAAN FAVORIT

1 2 3

AKHIR pekan lalu dikabarkan bahwa kerusakan yang ditemui pada sistem airbag memicu terjadinya recall terhadap puluhan ribu kendaraan. Sejak saat itu terungkap bahwa masalah serupa telah menimpa kendaraan lain yang kini jumlahnya mencapai jutaan unit. (OTOMOTIF) SEDIKIT lemak di perut ternyata berdampak positif bagi kesehatan tulang para perempuan. Demikian hasil penelitian Garvan Institute of Medical Research, Sydney, Australia. (LIFESTYLE) MANTAN juara balap sepeda Tur Spanyol, Laurent Jalabert, mundur sebagai pelatih tim sepeda jalan raya Prancis setelah menangani atlet negara itu selama empat tahun. (OLAHRAGA)

CMYK

±

±


CMYK CMYK

± ±

CMYK CMYK

± ±

BANDAR

Kamis, 18 april 2013 LAMPUNG POST

± ±

Juniardi (Ketua Komisi Informasi Lampung)

LAMPUNG

“Rekrutmen tenaga honorer tanpa publikasi merupakan tindakan yang bertentangan dengan semangat Undang-Undang No. 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik.”

17

l i ntas

±

±

Jelang Vonis Perusak Patung, PN Didemo TELUKBETUNG SELATAN—Menjelang sidang putusan ter­ hadap tiga terdakwa pengerusakan patung Zainal Abidin Pagar Alam di Kalianda, Lampung Selatan (Lamsel), Pe­ ngadilan Negeri (PN) Tanjungkarang didemo puluhan massa dari Kordinator Aksi Gabungan Masyarakat Peduli Aktivitas Lampung Selatan (GMPALS), Rabu (17-4). Vonis itu sendiri rencananya akan dijatuhkan majelis hakim hari ini, Kamis (18-4). Tarmizi, koordinator aksi GMPALS, meminta PN membebaskan ketiga rekannya karena terkesan direkayasa dan diduga untuk memenuhi permintaan salah satu oknum pejabat daerah. Saksi dan fakta persidangan juga dinilai tidak memenuhi unsur atas dakwaan. “Bukti dan saksi serta fakta persidangan tidak memenuhi unsur atas apa yang didakwakan jaksa,” kata Tarmizi. Menurut dia, para aktivis dituduh melanggar Pasal 170 KUHAP yang isinya menghasut dan menyuruh orang lain melakukan penghasutan. Namun, sampai saat ini, ujar dia, kepolisian tidak dapat membuktikan siapa yang menyuruh dan disuruh. (HER/K-2)

BPN Terbitkan Sertifikat Ganda BANDAR LAMPUNG—Badan Pertanahan Nasional (BPN) Bandar Lampung diduga menerbitkan sertifikat asli tetapi palsu di lahan milik Muhammad Soleh seluas 16 hektare di Jalan Yos Sudarso, Kelurahan Bumiwaras, Kecamatan Bumiwaras, Bandar Lampung. Menurut Soleh, sertifikat yang dikeluarkan BPN di lahan miliknya atas nama orang lain tidak sah karena tidak me­ngacu pada hak milik sah pemegang sertifikat tanah, baik itu surat keterang­ an tanah (SKT), surat hibah, maupun surat jual beli tanah. “Jadi, tanah saya itu warisan keluarga. Tetapi, sekarang sudah dicaplok orang lain. Jadi terbit sertifikat ganda,” kata Soleh, Rabu (17-4). Soleh mengaku bingung saat ada yang mengaku memiliki lahan milik keluarganya. Lahan tersebut, ujar dia, masih sah milik keluarganya dan dapat dibuktikan melalui surat hak atas tanah ulayat pada tahun 1965. Soleh juga telah mengajukan pembuatan sertifikat ke BPN dan keluar peta lokasi dengan nomor 311 atas nama Muhamad Soleh. Namun, BPN belum menerbitkan sertifikat atas nama dirinya dengan alasan sedang diproses. Saat akan dikonfirmasi mengenai hal ini, Kepala BPN Bandar Lampung Zulyanto tidak berada di kantor. (MG5/K-2)

Polisi Bekuk Buruh Penjual Ganja

n LAMPUNG POST/ZAINUDDIN

AJUKAN PK. Andy Acmad bersama kuasa hukumnya, Yuzar Akuan, mengajukan peninjauan kembali (PK) atas kasusnya di Pengadilan Negeri Tanjungkarang, Rabu (17-4). Saat ini Andy mendekam di LP Rajabasa setelah divonis 12 tahun penjara karena terbukti korupsi dana APBD senilai Rp28 miliar.

Kejati Duga Harga Alkes Janggal TELUKBETUNG SELATAN (Lampost): Harga beberapa alat kesehatan (alkes) yang dibeli Pemerintah Kota (Pemkot) Bandar Lampung dengan dana APBN Rp10 miliar dinilai janggal.

TANJUNGKARANG TIMUR—Reserse Kriminal Polsek Tan-

± jungkarang Timur membekuk Tri Agus Kusuma (41), Jumat

(12-4), sekitar pukul 22.00. Warga Jalan P. Antasari, Kedamai­ an, Bandar Lampung, itu diduga terlibat peredaran ganja. Dari buruh bangunan itu, petugas menyita satu paket daun ganja yang dikemas dalam plastik putih, dibalut dengan topi dan disimpan di atas rak piring di rumah tersangka. Humas Polsek Tanjungkarang Timur Bripka Hendra Irawan, mewakili Kapolsek Kompol Irawan, mengatakan bermula dari informasi warga yang mencurigai seseorang sering bertransaksi narkoba, petugas pun melakukan penyelidikan. Hasilnya, petugas menangkap Tri Agus Kusuma berikut barang bukti daun ganja. Pengakuan tersangka, kata Hendra Irawan, daun ganja itu diperoleh dari temannya yang hingga kini masih dalam pengejaran. “Pengakuan tersangka, dia sebagai penjual saja. Setiap paket yang terjual dengan harga Rp50 ribu, tersangka mendapat bagian Rp20 ribu,” kata Hendra. (CR-1/K-3)

KEPEGAWAIAN

Penerimaan Honorer Habiskan Anggaran

±

TELUKBETUNG UTARA (Lampost): Penerimaan tenaga ho­ norer di beberapa satuan kerja (Satker) Pemprov Lampung dinilai tidak efektif dan bisa menghabiskan anggaran. Anggota Komisi I DPRD Lampung Firmansyah me­ ngatakan jumlah pegawai negeri sipil (PNS) dan ho­ norer di Pemprov sudah ba­nyak. Hal ini membuat jumlah pegawai melebihi beban kerja. Kalau Pemprov menambah tenaga honorer, kata dia, anggaran belanja daerah akan tersedot untuk membayar honor dan mengurangi belanja publik. “Kalau dilihat secara nyata, banyak PNS yang be­ kerja tidak optimal. Jadi, untuk apa merekrut honorer. Anggar­an itu harusnya bisa dialihkan untuk kepenting­ an masyarakat yang benarbenar mendesak,” ujar Firmansyah, di ruang kerjanya, Rabu (17-4). Selain itu, kata Firmansyah, aturan penerimaan tenaga honorer baru itu bertentang­ an dengan aturan yang ada. Apalagi proses rekrutmen dilakukan secara tertutup sehingga menimbulkan tanda

±

tanya di benak publik. Untuk itu, politisi Partai Golkar itu memastikan Komisi I DPRD Lampung akan memanggil instansi terkait di Pemprov untuk meminta alasan serta mengetahui landasan penerimaan, dasar kebutuhan, dan proses rekrutmen 151 tenaga honorer Pemprov. Ketua Komisi Informasi (KI) Lampung Juniardi me­ ngatakan rekrutmen tenaga honorer tanpa publikasi merupakan tindakan yang bertentangan dengan sema­ ngat Undang Undang No. 14 tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik. Apalagi belum lama ini Pemprov Lampung memperoleh penghargaan keterbukaan informasi publik dari Komisi Informasi Pusat yang disampaikan wakil presiden. “Umumkan lowongan apa yang tersedia, posisi yang kosong apa, persyaratannya apa saja, prosedur atau tahapan seleksinya bagaimana, dan kriterianya apa, se­h ingga masyarakat dapat berpartisipasi. Ini kan informasi publik, jangan ditutup-tutupi,” kata Juniardi. (VER/K-2)

CMYK

Menurut Kasi Penerangan Hukum (Penkum) Kejati Lampung Heru Widjatmiko, kejanggalan itu muncul setelah tim penyidik mengecek harga ke pasar alkes di Jakarta. Harga tersebut kemudian dicek dengan perincian pembelian alkes oleh Pemkot melalui PT Magnum, rekanan pemenang tender, yang berlokasi di Medan, Sumatera Utara, pada 2012. “Ada kejanggalan dari sisi harga, tetapi belum dapat dijelaskan dengan detail. Saya rasa saat ini hanya keterangan itu yang bisa diberikan,” kata Heru di kantornya, Rabu (17-4). Tim penyidik Kejati kemarin juga memanggil kembali Kepala Dinas Kesehatan Bandar Lampung Wirman, selaku kuasa pengguna anggaran (KPA). Pekan lalu Wirman juga telah diperiksa Kejati selama empat jam. Wirman datang dengan menggunakan Toyota Innova BE-2119 -YD silver dan langsung masuk ke ruang Kasi Sosial Politik (Sospol) Kejati Lampung. Mantan direktur utama Rumah Sakit

Umum Daerah Abdul Moeloek (RSUDAM) itu diperiksa secara maraton oleh penyidik selama lima jam hingga pukul 15.00. “Iya memang dia diperiksa. Namun, karena masih dalam tahap penyelidikan, kami belum bisa berkomentar banyak,” kata dia. Usai diperiksa, Wirman menolak disebut diperiksa Kejati. Dia mengatakan hanya dimintai keterangan. “Bukan diperiksa, hanya diminta keterangan terkait pengadaan alkes. Tanya saja dengan penyidik.” Belum Dipanggil Mengenai pemenang tender pengadaan alkes, yakni PT Magnum, menurut Heru, sampai saat ini belum ada rencana pemanggilan. Perusahaan ini memenangkan tender alat ke­ sehatan 2012 yang diajukan Dinkes Kota Bandar Lampung de­ngan penawaran kontrak senilai Rp9,4 miliar. Kejati menduga selain ada kemahalan harga (mark-up), pekerjaan tersebut

juga disubkontraktorkan lagi pada perusahaan lain. “Itu masih dugaan, tetapi kami belum ke sana. Ya bertahaplah, lagi pula ini masih tahap penyelidikan, jadi kami tidak dapat berasumsi lebih jauh. Saya juga bisa disalahkan jika memberikan keterangan proses perkara yang masih dalam tahap penyelidikan,” kata dia. Sebelumnya, Kejati juga telah memeriksa beberapa staf dari Dinas Kesehatan Bandar Lampung terkait pengadaan alat kesehatan tersebut, di antara­ nya Ketua Panitia Lelang M. Nur, Sekretaris Panitia Lelang Zulfikar, Ketua Panitia Peme­ riksa Barang Rafita, Sekretaris Pemeriksa Barang Tiurlan, dan Bendahara Barang Gunawan. Berdasarkan data dari penyidik, pada 2012 Dinkes melakukan pengadaan alat kesehatan dari APBN sebesar Rp24 miliar. Anggaran tersebut dibagi menjadi dua bagian, yakni Rp9 miliar untuk alat kesehatan di 28 puskesmas dan Rp15 miliar untuk alat kesehat­an di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) A. Dadi Tjokrodipo. Alat kesehatan yang diadakan mulai dari tempat tidur, peralat­ an medis dan nonmedis, di luar kendaraan ambulans. (HER/K-2)

KORUPSI APBD

Andy Achmad Ajukan Peninjauan Kembali TELUKBETUNG SELATAN (Lampost): Terpidana korupsi Andy Achmad Sampurnajaya mengajukan permohonan peninjauan kembali (PK) ke Pengadilan Negeri Kelas IA Tanjungkarang, Rabu (17-4). Permohonan PK terpidana 12 tahun penjara dalam kasus korupsi dana APBD Lampung Tengah senilai Rp28 miliar tersebut digelar dalam sidang singkat yang diketuai Hakim F.X. Supriyadi. Namun, sidang tak dapat diteruskan karena beberapa dokumen yang diajukan ke persidangan PK hanya salinan (fotokopi). Ketua Mejelis Hakim meminta dokumen yang asli dibawa ke persidangan. Sidang hari itu pun ditunda dan dilanjutkan pekan depan. “Kami meminta kepada kuasa hukum Andy Achmad Sampurnajaya untuk membuktikan dokumen asli dari semua putusan-putusan yang dimaksudkan untuk mendukung PK yang dimaksud, bukan dengan fotokopi dan mohon maaf sidang terpaksa ditunda satu minggu ke depan,” kata Majelis Hakim. Permintaan pembatalan permohonan PK tersebut juga disampaikan Jaksa A. Kohar. Jaksa menilai terdapat kontra-PK dalam berkas dan dokumen yang diajukan kuasa hukum Andy. “Berdasarkan memori PK yang diajukan oleh terpidana Andy Achmad Sampurnajaya, setelah mempelajari isi dengan maksudnya kami tidak sependapat dan berdasar analisis kami menerima kontraPK tersebut,” kata Kohar di persidangan. Usai persidangan, Andy Achmad yang mendapat pe­ ngawalan dari petugas LP dan kuasa hukumnya, Yuzar Akuan, menjelaskan beberapa bukti baru yang dijadikan dasar permohonan PK dalam perkara yang merugikan negara Rp28 miliar tersebut. “Kontrabukti yang kami lampirkan di dalam berkas yang diajukan ke Mahkamah Agung untuk diperiksa dalam tingkat kasasi sama sekali tidak pernah disinggung. Dalam putusan dan pertimbangan majelis kasasi sangat singkat tidak membahas mengenai materi, seperti salah satu yang saya ingat adalah Kanjeng Andy Achmad dinyatakan bersalah karena menempatkan kas pemda pada bank yang bukan bank pemerintah,” kata Yuzar. (HER/K-3)

±

NAPAS KOTA

Sejak Sekolah Saya Cari Uang dari Usaha ini KEDATON (Lampost): Di Jalan Teuku Umar, Kedaton, tepatnya di dekat Pasar Koga, berjejer toko-toko yang menjual berbagai jenis dagangan. Tak hanya barang, jasa pun ditawarkan. Salah satunya jasa perbaikan atau servis alat elektronik milik Yusman Ibrahim, yang akrab disapa Yus. Di depan toko yang tak terlalu luas itu terpampang spanduk bertuliskan ‘Yus Service’. Beberapa alat elektronik milik pelanggan, seperti televisi, tape, magic jar, dan blender memenuhi ruangan dan siap diperbaiki Yus. Setiap hari pria kelahiran Jakarta, 48 tahun silam itu, menjalankan usahanya sejak pukul 09.00 hingga magrib menjelang. Kadang dalam sehari ada banyak pelanggan yang minta diperbaiki alat elektroniknya, tapi tak jarang pula hanya sedikit yang datang. Hal ini membuat penghasilan Yus setiap harinya tak menentu. Biaya perbaikan blender, tape, magic jar, dan elektronik sejenis tanpa penggantian bahan atau komponen di toko Yus beragam, antara Rp15 ribu—Rp30 ribu, sedangkan kalau TV biayanya Rp50 ribu. “Ya, disyukuri saja lah. Kadang dapat Rp100 ribu sampai Rp200 ribu per hari. Kadang enggak nyampe. Namanya jual jasa, ya tidak bisa diprediksi hasilnya,” kata Yus, sambil memperbaiki

±

atik alat elektronik dengan sang kakak yang juga membuka usaha ini di Pasar Cinde, Palembang. “Lama-lama saya jadi tertarik. Makanya waktu tamat SMP saya memilih masuk SMK jurusan elektro,” ujarnya. Sambil sekolah, Yus mencoba membuka usaha servis elektronik kecilkecilan di dekat usaha sang kakak. “Ya, saya enggak mau bergantung sama orang lain. Bisa dapat uang dari usaha sendiri itu puas sekali rasanya,” kata dia. Yus mengaku akan terus menggeluti usahanya ini. Selain untuk menghidupi diri sendiri, menurut dia, usaha ini juga untuk biaya anak tunggalnya yang kini tinggal di Jakarta. n LAMPUNG POST/CR-4 Yus (48), hampir separuh hidupnya dihabiskan berkutat dengan Sementara sang istri dan dua anaknya barang elektronik. Dari pekerjaannya menyervis barang elektronik, dia yang lain telah lebih dulu berpulang mendapatkan Rp100 ribu—Rp200 ribu/hari. menghadap sang pencipta. “Saya akan membesarkan usaha televisi milik pelanggannya. ini. Sakit-sakit sedikit saya akan tetap bekerja. Yus mengisahkan kegiatannya menyervis alat Selagi sanggup, ya saya kerjakan. Saya tak mau elektronik ini sudah dijalaninya sejak ia duduk di bersantai-santai,” ujar Yus, penuh semangat. (WANDI bangku kelas IX SMP. Kala itu ia belajar mengutak- BARBOY/K-2)

CMYK

±

±


CMYK

±

kamis, 18 APRIL 2013

LAMPUNG POST

±

±

18

±

±

±

±

±

±

±

CMYK

±

±


CMYK

±

HUMANIORA kamis, 18 april 2013 LAMPUNG POST

CMYK

± Bagir Manan (Ketua Dewan Pers)

Ada tiga hal yang berkaitan dengan tugas jurnalisme. Pertama adalah pengetahuan yang cukup, keterampilan yang tinggi, serta keterpelajaran dan integritas terhadap suatu pekerjaan.

19

KOMPETENSI

±

±

tas Kesehatan Masyarakat (FKM) dan Pascasarjana (S-2) Epidemiologi, Biostatistik, Manajemen Pelayanan Kese­ hatan, Kesehatan Reproduksi/ Kesehatan Ibu dan Anak, dan S-2 Perilaku dan Promosi Ke­ sehatan. Serta Fakultas Teknik dan Fakultas Ekonomi. “Kerja sama ini telah ter­ jalin cukup lama. Karena itu, tidak hanya pertukaran mahasiswa Unimal ke UPM, tapi UPM juga mengirimkan mahasiswanya ke Unimal,” ujar dia didampingi Wakil Rektor IV Wahyu Dani Pur­ wanto, kemarin (17-4). Ia mencontohkan tahun lalu FK UPM mengirimkan 15 mahasiswanya untuk belajar di FK Unimal selama satu bulan. Mereka menggali ilmu dan mempelajari berbagai masalah-masalah kesehat­ an yang ada di Indonesia, khususnya di Lampung. Selain itu, dalam waktu dekat UPM juga mengirim­ kan 15 mahasiswa kembali. “Me­reka tidak hanya studi ban­ding, tapi kuliah selama sebulan di Unimal,” ujar dia. U P M p e r c aya k e p a d a Unimal sebagai lahan per­ tukaran mahasiwa karena naik dari segi penerapan kurikulum, kualitas dosen, dan fasilitas laboratorium kedokteran dasar, seperti lab biologi medik, fisika medik, parasitologi, mikrobiologi, imunologi, patologi anatomi, patologi klinik, ruang prak­ tik telah berstandar inter­ nasional. “Karena itu UPM mengirimkan mahasiswanya belajar di sini (Unimal, red),” kata dia. (AST/S-2)

BUDAYA

Eko Patrio Bangunkan Lupus

±

PRESTASI

FK Unimal Dapat Akreditasi Internasional BANDAR LAMPUNG (Lam­ post): Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Malahayati (Unimal) Bandar Lampung mendapat akreditasi dari Malaysian Medical Associa­ tion (MMA). Akreditasi tersebut diberi­ kan oleh asosiasi dokter Ma­ laysia pada 2012 karena Uni­ mal dinilai memiliki lulus­an yang berkompeten serta fasilitas sarana-prasarana di FK Unimal sangat lengkap. Selain MMA, FK Unimal juga mendapat pengakuan dari Universiti Putra Ma­ laysia (UPM) karena proses pembelajaran dan penerap­ an kurikulum FK Unimal dinilai setara dengan pergu­ ruan tinggi negeri Malaysia ini. Rektor Unimal Muham­ mad Kadafi menjelaskan akreditasi dan pengakuan internasional tersebut meru­ pakan penghargaan bagi Uni­ mal. Karena itu, Unimal akan terus menjaga kualitas dan meningkatkan kompetensi tersebut dengan baik. Salah satunya dengan membuat jaringan, baik de­ ngan berbagai lembaga dan perguruan tinggi di dalam dan luar negeri dengan baik. Seperti dengan menggelar seminar internasional yang tidak hanya menghadirkan pembicara dari Indonesia, tapi juga mancanegara. Juga menjalin kerja sama di bidang pendidikan, baik itu berupa studi banding hingga pertukaran maha­ siswa. Se­p erti UPM. Tidak hanya FK, tapi juga fakultas lain di Unimal, seperti Fakul­

BANDAR LAMPUNG (Lam­ post): Anggota Dewan Per­ wakilan Rakyat (DPR) sekali­ gus produser film, Eko Patrio, membangunkan Lupus dari tidur panjangnya. Komedian itu berusaha membangkit­ kan tokoh Lupus melalui film besutannya, Bangun Lagi Dong Lupus, untuk mengin­ spirasi pemuda Indonesia agar mau berkreativitas. Hal itu dikemukakan Eko Patrio sebelum acara nonton bareng film Bangun Lagi Dong Lupus di 21 Plaza Cen­ tral, Bandar Lampung, Rabu (17-4). Menurut Eko, kaum muda Indonesia termasuk di Lampung memerlukan tokoh idola yang menjadi panutan. Lupus dianggap sebagai anak muda yang bisa dicontoh. Pemilik nama lengkap Eko Hendro Purnomo itu ber­ harap film garapannya dapat menginspirasi anak muda untuk mencontoh semangat

berkreativitas dan membumi seperti tokoh Lupus. Lupus yang diproduksi Ekomando Production ini berbeda dengan film Lupus sebelumnya. Film Bangun Lagi Dong Lupus, yang di­ sutradarai Benni Setiawan, menampilkan Miqdad Aud­ dausy sebagai Lupus. Pen­ dukung lain adalah Acha Septriasa, Didi Petet, dan Debby Sahertian. Teman-teman Lupus lain­ nya juga masih ditampilkan, seperti Gusur yang diperan­ kan Jeremiah Christiant dan Alfie Alfandy sebagai Boim. Bahkan, selain menjadi pro­ duser, Eko juga berperan sebagai tokoh sang guru. Karakter Lupus yang me­ rupakan jelmaan dari Hilman, penulis novel yang sangat populer di era 1980—1990-an ini merupakan sosok cowok ganteng, kreatif, suka persaha­ batan, berjiwa petualang, dan sedikit nakal/jahil. (VER/S-2)

Mahasiswa UBL Penulis Terbaik II Se-Sumbagsel

n LAMPUNG POST/DOKUMENTASI

HARI TERAKHIR UN SMK. Pengawas ujian nasional (UN) menyerahkan lembar jawaban komputer (LJK) dalam amplop tersegel yang telah selesai dikerjakan siswa kepada pengawas independen dari Unila disaksikan aparat Polsek Palas, Rabu (17-4). Lembar jawaban siswa SMK Cahya Kartika Palas pada hari terakhir UN itu selanjutnya dibawa ke Unila untuk dipindai.

Naskah UN SMP Diangkut Pesawat TNI AU BANDAR LAMPUNG (Lampost): Naskah ujian nasional (UN) tingkat SMP/ sederajat tiba di Lampung, Rabu (17-4). Seluruh naskah UN untuk Lampung diangkut dengan pesawat TNI Angkatan Udara (AU). “Naskah UN diangkut pesawat dalam empat kali pe­nerbangan, dua penerbang­ an pada Selasa dan dua penerbang­an hari ini (kemarin, red),” kata Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Lampung Tauhidi kepada Lampung Post, Rabu (17-4). Penerbangan terakhir yang mem­ bawa naskah UN tiba di Bandara Radin Inten II Branti pukul 15.00. Tauhidi menjelaskan setelah tiba, naskah segera diangkut ke Sabhara Polda Lampung dengan pengawalan TNI AU dan percetakan. Selanjutnya dilakukan serah terima naskah UN antara perceta­ kan dan Polda Lampung, sementara se­ rah terima dengan Universitas Lampung dilaksanakan Kamis (18-4). Naskah UN SMP akan didistribusikan secara bertahap. Untuk kabupaten ter­ jauh, Way Kanan, Lampung Barat, dan

Mesuji, kemungkinan didistribusikan Jumat (19-4), sementara kabupaten/kota lainnya pada Sabtu (20-4). Terkait sistem pengamanan, Tauhidi menjelaskan naskah UN SMP sama de­ ngan naskah UN SMA sederajat. Tempat penyimpanan naskah UN dijaga kepoli­ sian, Dinas Pendidikan, dan Unila. Ruang penyimpanan naskah baru akan dibuka menjelang waktu pendis­ tribusian naskah ke seluruh kabupaten/ kota. UN SMP sederajat akan berlang­ sung Senin—Kamis (22—25 April), pukul 07.30—09.30. Tiket Masuk PTN Terkait kekacauan pelaksana­an UN dan kecurangan yang terjadi dinilai merisaukan. Sebab itu, upaya Kemendik­ bud menjadikan nilai kelulusan UN seba­

gai tiket masuk jalur undangan seleksi nasional masuk perguruan tinggi negeri (SNMPTN) mesti dibatalkan. “Sungguh merisaukan de­ngan UN yang begini kacau, nilainya dipergunakan untuk masuk PTN lewat jalur undang­an SMNPTN tanpa ujian tulis. Tolong disuarakan agar nilai UN sebagai syarat penentu masuk SMNPTN dibatalkan karena akan merusak mutu PTN,” kata pakar pendidikan, M. Abduh Zen, di Jakarta, Rabu (17-4). Dosen Universitas Paramadina ini mengingatkan ketidakserempakkan UN ini dan kekacauan lainnya membuka peluang besar untuk kecurangan se­ hingga nilai-nilai yang didapat tidak bisa dipertanggungjawabkan. SNMPTN 2013, ujar dia, yang tanpa ujian tulis sekitar 50% dari daya tampung menggunakan nilai UN sebagai salah satu komponen yang menentukan. “Karena UN-nya tidak benar, yang tak layak bisa mendapat nilai bagus karena curang. Nah, mereka akan mengisi PTN, maka input PTN akan buruk,” kata dia. (MG4/MI/S-2)

n LAMPUNG POST/HENDRIVAN GUMAY

‘NONTON’ BARENG. Anggota Dewan Perwakilan Rakyat, sekaligus produser film Eko Patrio, bersama bintang film Bangun Lagi Dong Lupus, saat nonton bareng di Studio 21 Central Plaza, Bandar Lampung, Kamis (17-4). Eko Patrio berharap film besutannya menginsipirasi pemuda Indonesia untuk berkreasi seperti tokoh utama film yang booming di era ‘80—‘90-an.

CMYK

BANDAR LAMPUNG (Lampost): Habib Mustofa (22), mahasiswa Program Studi Ilmu Komunika­ si Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) UBL, meraih juara II penulis terbaik se-Sumbagsel pada Lomba Penulisan Artikel Emas bagi Mahasiswa dalam rangka HUT ke-112 Pegadai­ an yang diselenggarakan PT Pegadaian (Persero) Kanwil III Palembang, Sumatera Selatan, beberapa waktu lalu. Kepala Biro Pembinaan Ke­ mahasiswaan dan Hubungan Alumni (BPKHA) UBL Yul­ friwini mengatakan prestasi yang diraih mahasiswa yang tergabung dalam Himpunan Mahasiswa Ilmu Komunikasi (HMIK) ini merupakan hal yang patut dibanggakan. Pasalnya, melalui artikel ber­ judul Yuk! Investasi Emas di Pegadaian, Habib dinobatkan sebagai penulis terbaik kedua seSumbagsel dan berhasil meraih 10 gram emas logam mulia dalam ajang tersebut. Ia me­ ngalahkan ratusan artikel lain karya mahasiswa dari seluruh perguruan tinggi se-Sumbagsel. Penyerahan hadiah dan piagam penghargaan tersebut berlangsung di Monumen Perjuangan Rakyat (Monpera), Palembang. “UBL selalu memberikan dukungan baik moril maupun materiel kepada seluruh ma­ hasiswa agar dapat mengem­ bangkan bakat dan hobi yang dimilikinya melalui pendirian organisasi kemahasiswaan, di antaranya badan eksekutif ma­ hasiswa (BEM), himpunan ma­ hasiswa program studi (HMPS), dan unit kegiatan mahasiswa (UKM),” kata dia. Dia berharap melalui orga­ nisasi kemahasiswaan ini, me­r eka dapat berkompetisi dengan berbagai institusi, baik skala nasional maupun internasional, untuk meraih berbagai prestasi seperti yang diraih oleh Habib. (UNI/S-10)

±

±

HAK ASASI MANUSIA

Media Harus Ikut Kurangi Kekerasan pada Perempuan

n DOKUMENTASI IAIN RADEN INTAN

KECERDASAN SPIRITUAL. Sekretaris Kota Bandar Lampung Badri Tamam meletakkan batu pertama pembangunan Masjid Baitul Ulum di kompleks IAIN Raden Intan Lampung, Rabu (17-4). Masjid merupakan sarana untuk meningkatkan kecerdasan spiritual mahasiswa.

PENDIDIKAN KEAGAMAAN

Mahasiswa IAIN Diajak Makmurkan Masjid

±

±

BANDAR LAMPUNG (Lam­ post): Mahasiswa IAIN di­ minta memakmurkan masjid dan turut membangun Masjid Baitul Ulum di kampus terse­ but yang kondisinya sudah memprihatinkan. Sekretaris Kota Bandar Lampung Badri Tamam me­ ngungkapkan hal itu usai peletakan batu pertama pemba­n gunan Masjid Nu­ rul Ulum di kampus hijau tersebut, Rabu (17-4). Sebab, mahasiswa dan masyarakat bisa berinteraksi dan mem­ bicarakan berbagai persoalan umat di masjid sekaligus mencarikan jalan keluarnya.

“Pemerintah Kota Bandar Lampung berkomitmen mem­ bantu pembangunan Masjid Baitul Ulum di IAIN Raden Intan Lampung ini agar ma­ hasiswa dan masyarakat seki­ tar kampus bisa beribadah dengan khusyuk,” kata Badri Tamam. Peletakan baru pertama pembangunan Masjid Baitul Ulum tersebut dihadiri Kapol­ resta Bandar Lampung Kom­ bes Nurochman, perwakilan Polda Lampung, perwakilan Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Lampung, Re­ ktor IAIN Mohammad Mukri, dan sivitas akademika di

±

lingkungan IAIN. Ke t u a Pa n i t i a P e m b a ­ ngunan Masjid Baitul Ulum Achlami mengatakan pem­ bangunan masjid ini karena kondisi masjid saat ini tidak mampu lagi menampung jemaah yang makin banyak. “Masjid ini dibangun saat jumlah mahasiswa sekitar 2.000 orang, saat ini jumlah mahasiswa kami mencapai 10 ribu orang lebih,” ujar dia. Mohammad Mukri me ­ ngatakan pihaknya menar­ getkan untuk menyelesaikan pembangunan masjid dalam waktu dua tahun. (UNI/S-1)

JAKARTA (Lampost): Media massa cetak, online, dan elek­ tronik harus ikut serta me­ ngurangi tindak kekerasan pada perempuan. Wakil Pemimpin Redaksi Kompas Ninuk Mardiana Pam­ budy mengatakan perspektif jurnalis perempuan tentang gender harus kuat. Dalam pemberitaan ja­n gan hanya memberitakan peristiwa saja. Pemberitaan harus diarahkan untuk mengubah kebijakan dan regulasi pemerintah agar terjadi perubahan yang mem­ bawa manfaat bagi semua orang. “Penting sekali media me­ ngawasi proses peradilan sam­ pai putusannya keluar karena masyarakat umumnya belum memahami isu kekerasan berbasis gender,” kata Ninuk dalam Sarasehan Jurnalis Perempuan, Rabu (17-4). Perempuan bahkan se­ring tidak sadar jika dirinya men­ jadi korban kekerasan, bahkan pelaku kekerasan. Tidak hanya menjadi korban, perempuan juga tanpa sadar memberikan stigma sendiri terhadap kaum­ nya. Contohnya ikut mengolokolok. Jurnalis, khususnya jur­ nalis perempuan, harus me­ ningkatkan kapasitas diri sehingga dapat menampil­ kan berita yang berimbang

dan tidak mendiskrimina­ si. Sebelum bersuara dan menulis, wartawan harus memiliki kompetensi dan pengetahuan. Kekerasan terhadap perempuan bukan hanya terjadi secara psikis dan fisik langsung kepada korban, melainkan juga lewat media. Masih banyak media massa yang mengabaikan hak asa­ si perlindungan terhadap perempuan dalam pemberi­ taannya dengan menjadikan perempuan sebagai media eksploitasi. “ B e r i t a ya n g d i t a m p i l ­ kan tidak boleh mendorong terjadinya kekerasan kem­ bali, seperti menyalahkan, mengeksploitasi pribadi kor­ ban, apalagi yang tidak ada hubungannya dengan ke ­ kerasan yang dia alami,” ujar Ninuk. Ketua Dewan Pers Bagir ­M a­n an mengatakan jumlah jurnalis perempuan cukup banyak. Namun, peran mereka dalam pengambilan keputusan belum terlalu besar. Redaksi masih didominasi laki-laki sehingga keputusan yang dibuat minim melibat­ kan jurnalis perempuan. Jika ingin memajukan dunia jurnalistik, pelakunya, yaitu jurnalisnya, harus matang terlebih dahulu. (MI/S-2)

CMYK

±

±


PARIWARA

kamis, 18 APRIL 2013

20

LAMPUNG POST

pariwara STNK BE 6755 EV, Noka. MH1HB42147K128566, Nosin. HB42E1133159, an. Wiwin

foto copy

AC Winda AC jual AC/Secd, serv/cuci AC, kulkas, dispenser, PS ms cuci dll, 257556, 7403726 08127921648 & 0721-7174866. Minggu Buka Agen AC RESMI PABRIK LANGSUNG. TERMURAH !!! Jika lebih mahal diganti selisihnya. Panasonic, LG, Sharp. Terima cuci, repair(Agen resmi) TIMMY ELECTRINDO Tlp 242222, 7444470

ahli gigi

LAMPUNG FC, jilid hard cover/skripsi, spiral kawat, Jl. Wr. Monginsidi 23 B Tanjung Karang, Bandar Lampung telp.0721-256053, 08127272602, email: lampung_fotocopy@yahoo.co.id

STNK B E 8 7 2 1 E R , Noka. MH31570016K132947, Nosin. 1S7133288, an. Soedardi. STNK B E 3 4 6 7 E D , Noka. MH1JBC120AK019857, Nosin. JBC1E2015449, an. Supardi.

FURNITURE

STNK BE 3681 YD, Noka. MH1JBC1149K016690, Nosin. JBC1E1017284 & Sim C an. Irzal.

Minimalis Produksi, interior + furnitur,spesialis furnitur minimalis modern, Jl.Flamboyan Raya No.14 Tjg Seneng 0721-9085166

STNK BE 4355 EL, Nk. MH1JF5138GK210356, Ns. JF51E-3186412, an. Rika Marlina Binti Legiman

HORDENG

Rama Dental ahli bikin gigi, psng behel gigi Jl P. Antasari 18/dpn bioskop Sinar Bdl. JL. Urip Sumoharjo Simpang Tiga Pejajaran hub.087899516746

STNK BE 5283 FH, Noka. MH1HB31146K553439, Nosin. HB31E1553810, an. Sri Rohmah.

NEOCLASSIC INTERIOR trm pemesanan gordeng,vitrage,vertical/horizontal blind dll, hsl memuaskan,hrg variatif. hb.081369342793, 081977972187

STNK B E 5 2 9 1 YY , Noka. MH1JBE113BK237926, Nosin. JBE1E1243274, an. Anita Solihin.

indekost

ASPAL SHELL Jual ASPAL SHELL, partai dan eceran, harga bersaing Hub : 082179039000 Aspal SHELL, ESSO Pertamina, Disewakan Walles, Hub : 082184390571 / 0811722075, 350324

AIRLINES TIKET Tiket murah garuda, sriwijaya, merpati, lion, air asia, sky aviation tiket diantar hub.GEMA TNT (0721) 486100, 7467967 SMS booking 081274777959

STNK B E 5 7 2 7 F R , Noka. MH1JF5129BK652035, Ns. JF51E2654844, an. Dirga Goetawa

R.Kost, 4KM, 800rb/bln, Fas lgkp, JL. Jati Baru 1 no.6 durian payung (smpg TK II Kartini utamakan putri) hb.085768887666

STNK BE 6280 FH, Noka. MH1HB31106K605911, Nosin. HB31E1606269, an. Suradi.

Trm Kost bulanan baru isi lgkp, KM dlm Jl. KH Mas Mansyur 76 Rawa Laut 0721254202, 085378422469

STNK BE 7673 YA, Noka. MH33C10028K105618, Nosin. 3C1-106406, an. Mulyadi.

Trima Kost Mggn, Blnn, Jl Griya Fantasi 2C/8 WHP Hub. 702498, 0812.727.7590

BPKB No.3049134F BE 2673 LN, Noka. MHF21KF4200002854, Nosin. 7K0005445, an. Suratman STNK BE 3966 DQ, Noka. MH328D20BA7533711, Nosin. 28D-1533899, an. Siti Sarofah.

KAIN KEBAYA CARI Kain KEBAYA KELUARGA, BELI di Toko Textile SENTAUSA JAYA Batu Sangkar Bambu Kuning telp.263523

BUS WISATA Sedia bus untuk wisata rohani, darma wisata, bus khusus wisata, keselamatan penumpang prioritas kami. Klik www.darmadutawisata.com. Hub. 08154019822

DAGING AYAM

STNK BE 3744 EY, Noka. MH1JF 6111BK215188, Nosin. JF61E1213458, an. Supanto.

KAMBING AQIQAH

STNK BE 4688 EN, Noka. MH345P002CK120374, Nosin. 45p-130405, An. Herizal

Kambing aqiqah hrg dr 900rb, bs masak aneka menu hb.7448380, 081272354984, 081540802586, www. aqiqahlampung.com

kesehatan Ingin NAIK/TURUN BERAT BADAN dgn aman & sehat+extra ibcome 300rb-3 jt/mggu, sy trun 12kg/bln stamina ttp prima hb: Eka 0813.7906.0005

KEHILANGAN

Dijual daging ayam dada paha tanpa tulang dijamin harga terjangkau hub.08127909877, 082183060933

ELEKTRONIK

STNK BE 6058 AO, Nomor Rangka. 047612, Nomor Mesin. 1048295, an. Beni Setiawan

Nisa massage urat trpi pgbtn, pr wtn, bs dipanggil hb. 082181823301

STNK BE 3175 ET, Noka. MH331B004BJ709005, Nosin. 31B-709048, an. Sucipto.

DIGITAL PARABOLA Digital parabola system distribusi sales dan service sedia indovision, top TV, dll. Hub. 475331, 0811722855

kolam renang Dunia Kolam Renang: Pembtn, prwtn, perbaikan, obat-2 an, peralatan Jl. Hayam Wuruk 198 E Kedamaian tlp. 0721- 7444567

STNK BE 4226 DW, Noka. MH350C001BK207813, Nosin. 50C-208076, an. Helwani Rahim.

KURSUS TEHNISI HP Nvu ponsel service & kursus hp Jln. ZA Pagar Alam No.2 gdg meneng, bk kls mahir psti bs smua merk hp grnsi uang kembali Hub.0856.6977.7966

MESIN FOTO COPY PT Buana Citra Abadi copy machie sales/rental meisn foto copy beserta prlkpn, retail/grosir/ bakul.hb. 07217144481, 085269405389 CV. Mitra Abadi jual, sewa, perbaikan, suku cdg, tinta, foto copy, msn Analog & Digital. Hub. 7505050, 0812. 7909898

mesin cetak Dua mesin cetak offset toko 910 & computer langsung Lincah Store Jl.Pemuda No.94 Tj Karang seberang Ramayana.

MUSIK ALAT MUSIC DIJUAL ADI Musik: jl/tkr tmb: i5(4) i4(5) i3(5,5) Pa50(7) Pa80 Pa500, PSR900, KN1400, 2400,2600,X50,CORA,Blazer,Beta 3 ,PV16ch,8ch,CS800,AD3600,Behr. 20 ch, a/esis,DOD, AXL. Ph.268983, 081369139529. Korg: PA50,PA500,PA600,Micro Arr. Yamaha; Psr950, Psr750, Psr650 Casio; ctk 7000, ctk 6000, WK7500. Gitar elect,akustik.Bass,drums,amp,kyb,be hringer,peavey,mackie,gillmore,cora ,roland,gk,tama,peace,mess,ibanez, mixer,management speaker,linearray ,power,wireless,karoke system,service center. RAMA SWARA;(0721) 251652 – (0725) 7850703 - 0811792034

musik pesta sinarta musik pernikahan, saurmatua, orgen tunggal, pesta bonataon dlm & luar kota. Hub. 085216105475 Drs. Edison E. Sinurat. 

OLEH-OLEH LAMPUNG Oleh-oleh Lampung. Kopi Lampung rasa buah dgn 11 variant rasa: durian, melon, strawberry, anggur, cappucino, mocca, leci, jambu, mangga dan sirsak. Hub. 0813.7927.2995, 0721-750.41222

LOWONGAN PELUANG BISNIS Dicari agen voucer fisik PLN untuk lampung dan sekitarnya hub.082177814713, 081227370999

PENDIDIKAN privat “Privat Go Education“ Semua pljrn TK, SD, SMP, SMA, Umum, mengaji, guru dtg krmh siap UN & Smster hub.0721-7511559, 081279199569 Privat Siklus Guru dtg kermh semua pelajaran SD,SMP,SMA Hub:07217481330, 0857-68003557 Privat Bintang Education smua pljrn TK, SD, SMP, SMA, umum, mengaji, guru dtg ke rmh, professional & sabar, siap UN, semester. hub. 07213667558, 0813 69 277 269 

PELATIHAN MASTER HIPNOTIS pertama & terdahsyat di Lampung bersama 3 PAKAR Hipnotis DUNIA !!!. Hub: 0853.79662737

PENGINAPAN PONDOK INAP ANTASARI/ Penginapan & Homestay & kost: harian / mingguan / bulanan, Fas : AC/TV, KM didlm, parkir luas, aman Hub: 07213651116 & 082183437171 Jl. Antasari 171 Bdl hrg mulai 75 rb/hari PONDOK PALAPA, HARGA MULAI DARI 85 RBU, DI PUSAT KOTA, FAS : AC, TV, KM PRIBADI, BREAKFAST, PARKIR LUAS, JL. P.E.M NUR 7623158, 7188333, 087899764477, 085380151888

pengobatan OBAT TELAT BULAN Anda telat bln dan lancar haid..? kini ada solusi cpt & tepat, cukup 1x pakai dlm wkt 3 jm dijamin lgsg lncr 100% tuntas,aman tanpa efek smpg, garansi sampai tuntas hub.08216907222

RUPA - RUPA ATASI KEBOCORAN MENGATASI KEBOCORAN, Rembes, Retak/Pecah pd bangn Anda, sprti: K.Mandi, Dak, Talang, Karpus, Base-

ment, Terowongan, Bak Limbah, dpt kami atasi dg Grouting/Injeksi Beton, Couting, Waterpro-ning, Renov bangnn. Specialis Pengctn Crant Container/Tower Telkom, Gypsum, Polis Marmer. HELDINA 0813.79918592, 0721-7520154

ATASI MAMPET Spesialis Atas Mampet Sal. Air, Wastafel, WC dll, tanpa bongkar garansi, bisa kuras sumur. Hub. 082180803233. Ahli Atasi Mampet Saluran Air, WC, Westafel dll, tanpa bongkar garansi hub. 082178790789

POM BENSIN Bagi yg minat mau mendirikan pom bensin/spbu diseluruh indonesia 60% modalnya dr sy hb. 085344499905

Sedot wc Sedot tinja/wc pakai mbl tangki & atasi mampet slrn tnp bkr, dlm & luar kota, bs sewa toilet portable. 07217400060, 085377528233

SERVICE

Membutuhkan Asistan perkebunan, accounting, untuk perkebunan sawit di daerah bandar jaya lampung tengah, lamaran dikirim ke email: yeni_atengena@yahoo.com Dibutuhkan karyawan untuk marketing Sparepart alat berat, Syarat : Pria/wanita Min. SMA/sederajat umur Max. 30 th, punya kendaraan & Sim,Penglman Min 2 th,sanggup bekerja keras, Kirim lamaran/antar lngsung ke CV. Sumatra Jaya Diesel Jl. Laks Malahayati No. 50 A/87 T.B. Kangkung Bdl 35237 Dibthkn Supir Pribadi mempunyai surat pengalaman kerja di utamakan mengenal jakarta Tlp.(0721) 484266, 481196 Dicari Sales Pemasaran Catering jaringan luas & kendaraan sendiri bonus & insentif hub.085269335688 Dibutuhkan Arsitic/Tehnik Sipil/SMK Bangunan berpengalaman di Auto Card hub: 0811720054 Dbthkn dua org krywti jrsn ADM & Akutansi kmptr, berpglman min SMA/DI Domisili T.Betung Bdl, tlp. (0721) 480307, 485013.

BTHKN WAREHOUSE p & w MX 25 TH Pdk SMU, Maintenance Pria mx 25 th pdk SMK Listrik/TKJ, Sopir mx 30 th, SIM B1. Lmr lkp dtg lsg Jl. Tembesu 8 Campang Raya Bdl. PT Gasindo Buala Sari bth byk lulusan STIK Akper atau sederajat utk ditempatkan di taiwan, hub.07217188347,081314900223 Dibthkn tentor, Matematika, Fisika, S1 PTN IPK 2,85, Islam, berjilbab bgi perempuan krm lmrn ke Bimbel Eksis Jl Antasari No. 104 B, telp. 0721260706 Dicari patner bisnis makanan utk ibu rmh tangga & mahasiswa bs di kerjakan paruh wkt hb.082130658882 PT. FREEPORT INDONESIA menerima karyawan L/P Stara S1,S2,D3 krm daftar Riwayat,Fhoto 4x6,No.Hp, kirim Via Email:ptfi.asia@gmail.com Dbthkn cpt llsn S1/D3 semua jrsn utk dtmptkn sbg staf management syarat p/w, pnmpilan mnarik, komunikatif & bs bekerja dg team hub.ida 081310141988 Low kerja Batam PT. Bintang Lima Abadi, PRT, B.Sitter, Toko, Mall, Restoran, Pria/Wanita, 18 th, 40 th, Jl. Pemanggilan No. 48 Natar. Hub. 0813.18252518, 087889688412

LOWONGAN KERJA (Untuk Domisil Metro) Dibutuhkan segera : Salesman Kanvaser dalam kota/luar kota Syarat : ~ Pria, Usia max 25 thn ~ Pendidikan min SMA/Sederajad Supir Kanvaser dalam kota/luar kota Syarat : ~ Pria, Usia max 25 thn ~ Pendidikan min SMA/Sederajad Staf Administrasi Syarat : ~ Pria / Wanita, Usia max 25 thn ~ Pendidikan terakhir Diploma III Staf accounting perpajakan Syarat : ~ Pria / Wanita ~ Pendk. terakhir S1 akuntansi ~ Berpengalaman dibidang perpajakan. Lamaran kirim langsung ke : CV Sumber Makmur Jl. Nuban No.22A Ganjar Asri Metro, (0725) 48593, 49892

DARMIN Elktrnik trm srvice pnggil TV, VCD, DVD, speakr active, k.angin, strika, Mesin Cuci (bs tukr tmbh). Hub. 082184364724, 087899506812 service pANGGIL AC, Kulkas, Frezer, M. Cuci, W. Heater, dll. Hub. 081272590428  Wahyu Elektronik. Servis berbagai merk TV, kulkas, m.cuci, kpr gas, genset, P. Air, dll. Hub. 0812.72302983.

SERVICE SPRINGBED Bisa membuat springbed lama anda menjadi baru kembali call/sms hub.085664646555, 08982822929 hemat 100%.

SUMUR BOR “RIZKY BOR“Menerima Pembuatan Sumur Bor Mesin,Service Pompa air,Gulung Dinamo,Instalasi dll Hub:085367519001, 081379136574

PRINGSEWU RENTAL KIPAS ANGIN BERKABUT/ MISTY C00L 26 &30 INC. ADA DI DYTEX JL MAKAM KH GHALIB PRINGSEWU 081369329030 UNTUK ACR INDOR/ OUTDOOR

PROPERTI ALUMINIUM Spesialis kusen, jndla, partisi, pntu almnium, folding gate, rolling door, rak alm dll, mrh ber garansi. Hub. Toko MITRA Jl. Samratulangi 33 A tlp.7477282, 081379200333

Dijual Rmh Perum klapa 3 Asri, gd

Kebun SHM,Ls. 2,1 Ha di Pal Putih simpang dkt PTPN 7 akses Kotabaru Jatiagung, 2 KM dr Jl.Ir.Sutami, hrg 50rb/m, ada jati, coklat, kelapa & deposit silica. Hub.0811722018

air, type 38, 2 KT, (300 JT) No sms hub.085766720419 Jual cpt (TP) Rmh Jl. Damar Blok TD 1 No.22 BTN 3 WHP B.Lpg, type 45 full renov, 3KT, 1KM, full AC, kitc set, SHM, hrg 400 Jt/nego. Hub. 0813.69169299, 0812.73952154

RumaH dijual

BAHAN BANGUNAN FOLDING GATE Moga Jaya Folding Gate melyni penjualan bahan & pembuatan folding gate harmonka juga mlyni pembuatan trails, pagar, canopy, stenlis & besi tempa, work shop Jl. Tawas 31 Yosodadi Metro tlep.0725-7007373, 0812.72324459

GUDANG DIJUAL Dijual (1) gudang LT 4300 m2, LB 1200 m2, di Hanura, (2) Gudang LT 330 m2, LB 220 m2 di Jl.Nusantara No.47 Kedaton minat hub.7518778

KEBUN DIJUAL Tanah/kebun 798 m2, SHM, Desa Negara Ratu dkt mall millennium telp.081367711698, 082147935800

Rmh Dijl Jl. Khairil Anwar, SHM, KT 4, LT:178 M2,harga 160 Jt Hub. 082377183311, 07219317118

dijual cpt 2 rumah,LT/LB 361/108 & LT/LB 213/216, Jl. W. Monginsidi Gg.Murai 26 T.Betung,garasi luas,SHM. Hub:0821-81050309,0721-273348

Dijual rmh LT 275 M2, LB 200 M2, KT 4, KM 2, Tlp2, Perum T.Palem Gd Meneng, strategis dkt unila hb.0811722709

Rmh LB 270, LT 885, SHM, Jl. Durian No.29 Gedong Air BDL, hrg 595 jt hub.082177351066

Rmh Jl.Pelita Baru 15 labuhan ratu kedaton, SHM, LT: 8x20, LB: 8x20, KT 3, KM 3, hub.082168583764, 085279384747

DISEWAKAN

Rumah komplit dengan isinya, K.Tidur 2, K.Mandi 1 Jl.Tamin Gg. Budiman III No.33 hb.08127986868, 081279121475 Dikontrakan rumah di Villa Citra 2, Lt/LB 200/150 m2, 3KT, 1KP, Hub. 0812.73053900

RUKO

Tnh kavling dkt ktr gubernur kota baru lpg, cash/credit, cv.patok emas hub.081379193637, 081369000064 Tanah 30x40 m2 & 40x50 m2 SHM, strategis Jl.Protokol alamsyah RPN-Metro pemilik lgsg hub.085811737217 Tnh kebun + 7014 m2, di Suka-

DIKONTRAKAN Bgnan ex. kantor di jln P.Emir M.Noor No.28 pengajaran T.Betung bdl fas:Pam,tlp,lstrk,lap.parkir luas hb.(0721)484266, 481196 hp.081279193140

TanaH

jadi Sukadanaham 120 rb/m2 Ng 08127257131, 0721-7629060 BU. Dijual cepat tnh kosong Ls.537 m2 Jl. KH. Anwar (Palapa) Bdl, hrg 1 Jt/M, 2 unit Ruko gandeng di Ps. Tugu. Hub. 0878.9980.7218 (tdk sms) Tnh 4500m;2,1 Ha;2,2 Ha;1,1 Ha,

Dijl Rmh bsrta warnnet & pembyrn listrik, LB : 7x14 m2 & 4x5 m2, blkg 2 lnti, LT: 14x14 m2,SHM Jl. RE Martadinata 26 TBB Bdl, Hub: 470334, 082176613111 Ng

Rmh dikontrakan Jl. Rasuna Said Gg. Cendrawasih II Pengajaran, 4KT, 4KM, luas bangunan 120m, luas tanah 472m, hub.081369432000, 0811722000 wantaka

Dijual tanah ex kndg ayam/kebun luas 8000 m2,hrg Rp.150.000/m2, lok dkt Perum Ragom Gawi (SPN) kelurahan kedaung kemiling bdl hub.0811723540 (TP)

semua tepi Jl. Ry Trans Sumat-

Dijual rmh permanen, LT 600 M2, LB 120 M2 JL.Ratudibalau Gg. Kenanga no.29 (dpn TK AL-Amanah) Tj.Senang bdl hrg Rp.650 jt/ng hub.081379625557

Rmh di Way Halim Permai & kos2an di unila dikontrakan hub. 08127204966, 089636800800, 085279634666

Dijual tnh uk 20x30m, SHM, lokasi belakang hotel kartika/bawah cafe digers teluk betung nego Hub.085369561973

B 14 No.20, Lt.425 (17x25), hrg 150 Jt,

KLINIK PENGOBATAN TRADISIONAL SPECIALIS DITANGANI OLEH AHLINYA

SALES, RENT , & SERVICE

Yang Sudah Teruji & Berpengalaman DINKES.448,502.09.2011

MENGATASI KELUHAN PRIA & WANITA * MAMPU MENGOBATI MATA KATARAK/rabun

a

y Bia

COPY, PRINT, SCAN

00

Rp.

.0 500

Pria: Wanita: 1. Impotensi Total Normal Kembali 1. Menjaga Keharmonisan Pasutri 2. Lemah Syahwat/Ejakulasi Dini 2. Ramuan Rapat Vagina 3. Disfungsi Seksual 3. Keputihan 4. Diabetes 4. Membuka Aura Kecantikan & Ketampanan 5. Kesuburan Sperma 5. Memperindah Payudara 6. Stamina Pria 6. Ingin Mudah Keturunan 7. Menambah Ukuran Kejantanan Besar Panjang 7. Kangker Rahim Kista Keras Tahan Lama 8. Ingin Pasang Susuk ALAMAT PRAKTEK

1

TAHUN

Bpk. ABDUL AZIZ

Pastikan anda berobat pada ahlinya Tanpa Efek Samping Permasalahan semua Agama & usia. Bukan Bahan Kimia Menggunakan RAMUAN TRADISIONAL Disertai penerapian yang unik dibantu do’a

GARANSI

Jl. Teuku Umar Gang Gajah No. 45 Kedaton, (depan Makam Pahlawan) Bandar Lampung Telp. 0858 4011 1656 – 0812 7225 5554 Buka setiap hari pkl. 08.00 – 21.00 WIB Segera dapatkan & Buktikan Khasiat Pengobatannya Hanya di Klinik Bpk. ABDUL AZIZ

bizhub 164

Solusi BisnisTerbaik Anda

Pastikan Membeli Yang Resmi & Bergaransi Daler Resmi

PD SAKURA Jl. Ikan Bawal 37 Teluk Betung telp. 0721 481779, 484714

era Kalianda, cocok u/ SPBU Hub: 085369480372 Tanah kav di Korpri Sukarame Blok dikontrakan rmh di Villa Citra, 20 Jt/th. Hb.0812.7928.8828, tdk sms

Tanah dijual cepat, depan TVRI Kopri Luas: 1,343 m2, Sertifikat Hak Milik Hub : 082176880044 Tnh+kolam ikan di Negeri Sakti Pesawaran ls 1,5 Ha, hrg ng. Hub. 0081271530800 TP.

Tips Hidup Sehat Alami Bugar Serta Bahagia

Tnh 720 m2, SHM blk batas dg kali Jl.Kebersihan Kelapa 3 Tjk Pusat (500 m dr Perum Citra Persada) Rp 250.000/m. Hb.0812.7212000, 085269537011. Dijual cepat tanah luas 1135 m2 + bangunan 88 m2 (exs pabrik batako) Jl. Pagar Alam Gg. Cinde No.60 hub.085279986688, 081379681188

TOKO DIJUAL Jual toko Lagaligo tanpa perantara Jalan Gatot Subroto No.10 pahoman hubungi 081355906386 a/n Hj. Andi Hanisa

LAMPUNG UTARA Dijual cpt rumah di Jl.Jakarta baru Abg.Selatan, LU, LT/LB : 527/255 hub.081379245137

Tips Hidup Sehat Alami Bugar Serta Bahagia. dibawah ini mungkin bermanfaat bagi yang ingin dapat tips hidup sehat secara alami dan bugar terutama wanita biar bahagia coba deh tips hidup sehat yang merupakan saran dari banyak orang yang sudah merasakan kehidupan yang bahagia dengan melakukan beberapa tips untuk hidup sehat tersebut, nah pada kali ini tidak ada salahnya jika fitri sharing informasi kepada anda yang sudah dilakukan surveynya dan semoga bisa membantu anda dalam menjalankan hidup sehat yang jarang sekali dilakukan orang jaman sekarang, yuuuk ikuti beberapa langkah untuk Tips Hidup Sehat Alami Bugar Serta Bahagia. Tips hidup sehat seperti wanita terseksi yang selalu merawat kesehatan dari mengatasi keputihan, menghilangkan komedo serta tidak kalah ikutan menghilangkan ketombe, banyak sekali nantinya manfaat melakukan tips hidup sehat yang di sarankan untuk anda, apakah

anda tahu juga manfaat bawang putih?? Belakang ini terutama di negara-neraga maju, sudah banyak orang yang menerapkan perilaku hidup sehat seiring dengan gerakan pencegahan kanker. Berikut ini langkah-langkah yang dianjurkan untuk mencegah timbulnya kanker dengan cara hidup sehat: * Mak an banyak sayursayuran, buah-buahan, biji-bijian seperti tempe, tahu dan makanan yang banyak mengandung serat. Paling tidak satu atau dua kali sehari mengkonsumsi sayuran hijau dan buah-buahan. * Hindari berat badan berlebihan atau kegemukan. Timbanglah berat badan 1 kali seminggu. Penelitian menunjukkan, akibat kegemukan, risiko terjadinya kanker lebih besar khususnya kanker payudara, rahim, usus besar, lambung, ginjal, serta kandung empedu. * Kurangi terlalu banyak makanan gorengan dan juga yang mengandung protein dan lemak tinggi serta jeroan.

* Batasi makanan yang diolah dengan suhu tinggi dan lama atau dengan pengolahan tertentu yang dapat menimbulkan prokarsinogen seperti makanan yang diasinkan, diasap, dibakar, dipanggang sampai keluar arang (gosong) . Yang terbaik adalah makanan yang direbus. * Hati-hati dengan penggunaaan pemanis buatan, pewarna makanan serta zat pengawet yang berlebihan. Makanan terbaik adalah makanan segar. * Makanan dijaga kebersihannya, beraneka ragam, dan bebas dari zat cemaran lingkungan. * Sebaiknya tidak berlebihan mengkonsumsi minuman yang mengandung alkohol dan juga merokok * Kegiatan fisik dengan olahraga secara teratur disertai kesehatan mental dan rohani merupakan bagian terpadu dalam upaya pencegahan penyakit kanker.* int


PARIWARA

kamis, 18 APRIL 2013

21

LAMPUNG POST

otomotif mobil DIsewaKAN ****** OONK RENTAL CAR ****** Sewakan Sedan Pengantin, Innova, Avanza, Xenia. Hub: 0721-7471813, 0811.799813 n UJM RENT CAR New Inova Diesel, New Avanza, antar / jemput bandara, harian / blnan Hub. 260633, 7442800, 085287815588, 081217983555, 087899728656, 085769220808 JONI NIAGA RENT CAR: Inova, Kijang Capsul, Avanza, Xenia, APV, Altis, ALphard. Hub. 7403700, 7692086, 0812.7264905

mobil dijual BMW BMW thn 97 warna biru donker, over kredit atau tunai harga Nego 082177731991

DAIHATSU Dijual Daihatsu Sirion Matic th 2012, pth terawat,BE Kodya,km 5200, sdh 8x angsrn gnti DP 39jt, ng hb.081379483100

KREDIT DAIHATSU SUPER RINGAN XENIA 1.0 D STD DP 34 Jt ANGS 2,3 Jt an 5 TH XENIA 1.0 M STD DP 35 Jt ANGS 2,4 Jt an 5 TH XENIA 1.3 R STD DP 39 Jt ANGS 2,7 Jt an 5 TH XENIA 1.3 R DLX DP 43 Jt ANGS 2,9 Jt an 5 TH TERIOS TS XTRA DP 41 Jt ANGS 3 Jt an 5 TH TERIOS TX DP 46 Jt ANGS 3,3 Jt an 5 TH Prss Cpt, bs lr kota. Hub. MAS ANTO ASTRA MOBIL, HP. 0811.721578 & 0721-7333100 Daihatsu TARUNA FGX’ 2002, warna biru hub. 0823.8042.2222. Daihatsu TARUNA FGX’ 2002, warna biru hub. 0823.8042.2222. Daihatsu Xenia xi 1,3 family 2008 hitam mulus kondisi ok terima BE nama pembeli 112jt nego hub. 0819.5723.7155 Dijual cpt Xenia bergaransi dp awal 37jt angs 2,7jt 3th, Hub. 081272341188

HONDA JAZZ S’10, M/T, silver, B, KM 16 rb, jarang pakai 085789820056, 081957043056

HONDA CIVIC 2001 Silver, Matik, V-16, ban masih baru, sound doble dim, BE, nego. Hub. 0852.66969653 Honda City IDSI Th’2004 Manual, Gold Met, Plat B, mobil bagus & terawat. Hub. 0812.7221250. CRV Th’2010, BE, Putih Mutiara, jok kulit, TV DVD, km 28.000, an.sendiri, Nopil cantik, hrg ng. Hb 0812.72783973, 0857.89886660.

isuzu Panther LM’ 05,BE,biru pjk pjg H. 120 Jt/Ng, TP,mls,S.pki 082375942833 Panther Hi Grade’95, Hijau Metalik, ACDB, CD, pjk pjg, BE Kotamadya, 62 Jt nego. Hub. 0857.89886660.

MITSUBISHI Truck Cold Disel Canter 2008, dinding plat, lantai kayu, siap kerja, nego hub.08127930001, 081379895088

TS 3 jutaan, C.Diesel 20 jtan, fuso, mirage, outlander, pajero, hub.Hendra 085369003888

Opel Opel Blazer montera th 2000, kondisi sangat mulus tdk kecewa pjk pjg harga nego hub. 081369900065

SUZUKI Dijual Suzuki Futura 1,5 2001 GX, AC Dobel blower, merah, orisinil, velg racing nego hub.08127922593 Sidekick’97, BE Kdy, pjk baru, Silver, bgs trwt, milik sendiri, 73 Jt nego. Hub. 703787, 081540841644

TIMOR Timor 97, warna hitam, pajak baru, harga nego Hub 0812 79440251

TOYOTA Kijang PU’00, B, Hitam, kepala kapsul, VR,BR,orsnl,63 Jt/ng. Hub.0821.8539.0876

Avanza th 2005 akhir A/N Sendiri. Hubungan. 0821.8438.8808 Corolla Altis 06,BE,KM 77 rb,pjk & AC baru,htm,mls Hp.085768887666 Jl Jati baru No.6 Durian Payung, 161 Jt Great Corolla DX’82, BE, Bodi mls, mesin standar, AC, interior mbetex, kaki empuk, pemakai atau peminat serius hub. 0813.80304950. Toyota Avanza1,5 S, th’09 manual, plat B, aqua blue, ACDB, CD, R/T, PW, PS CL, foot step, km rendah mbl bgs & terawat hb.08127221250

MOTOR DIJUAL Dijual Motor Honda CBR 250, merah 2012, kondisi mulus, nego, hub.08127930001, 081379895088

Tip Agar Tak Tertipu Beli Mobil Bekas Banjir Banjir yang melanda Jakarta kerap membuat pemilik kendaraan terutama mobil merugi. Karena terendam banjir, mobil mereka menjadi rusak bahkan mati total. Daripada rugi lantaran membutuhkan biaya besar untuk memperbaiki, mereka justru memilih menjual mobil dalam keadaan mesin rusak dan tidak berfungsinya lagi beberapa komponen. Nah, bagi Anda yang berencana ingin membeli mobil bekas dalam waktu dekat, diharapkan dapat memperhatikan dan mengetahui ciri-ciri mobil yang telah terendam

banjir. Menurut Lily, pemilik showroom mobil di Pasar Mobil Kemayoran (PMK), ada beberapa hal yang harus diperhatikan agar tidak salah membeli mobil bekas. Pembeli dapat melihatnya secara kasat mata. Seperti terdapat ciri garis gelombang batas terendam baik di bagian body ataupun mesin. “Kalau body sih kadang mudah hilang, tapi cek lagi pada bagian mesin,” kata Lily kepada VIVAnews. Mobil yang terendam banjir biasanya memi-

liki bau yang berbeda pada bagian interior. Hal tersebut dikarenakan air banjir yang kotor dan dipenuhi lumpur terserap di bagian jok, karpet, dan platform. Tidak hanya itu, mobil bekas terendam banjir juga biasanya tidak bisa dihidupkan. Selain itu, beberapa komponen elektrik seperti skring untuk lampu-lampu serta pada bagian yang menggunakan komputer (mobil di atas tahun 2000) tidak akan berfungsi. “Jika ingin mengetahui lebih lanjut, bawalah orang yang mengerti

mesin, kalau bisa bawa orang bengkel resmi,” ujarnya. Hal serupa juga dijelaskan Edi, Pemilik Raden Auto, di PMK. Edi memberikan sedikit teknik dalam melakukan penawaran. “Tawar di bawah harga normal, tapi sebelumnya Anda harus survei. Jika dengan harga di bawah normal disetujui kemungkinan mobil bekas terendam banjir alias kondisinya tidak bagus,” kata Edi. “Lebih aman sih beli di dealer yang sudah memiliki nama. Karena mereka menjamin kualitas barangnya,” tambahnya.*int


CMYK

±

kamis, 18 April 2013 LAMPUNG POST

CMYK

±

OLAHRAGA 23

Pecatur Edi-Fikri Petik Poin Penuh

VARIA SPORT

Lampung FC Jamu Persipasi Bekasi Minggu

±

±

BANDAR LAMPUNG—Lampung FC siap menghadapi Persipasi Bekasi pada laga kandang kedua Divisi Utama Liga Primer Indonesia (LPI) di stadion Pahoman Bandar Lampung, ­Minggu (21-4). Panitia Pelaksana Pertandingan Lampung FC Eko J. Saputra, didampingi Ketua Panitia Faisal, mengatakan pihaknya sudah siap 100% menjadi tuan rumah. “Sebelumnya pertandingan akan digelar di Bekasi, tapi ka­ rena stadion mereka yang masih direnovasi, Persipasi meminta pertandingan digelar di Lampung. Kini, kami sedang menunggu surat resmi dari LPI Pusat,” kata Eko, Rabu (17-4). Lebih lanjut, Eko menjelaskan seluruh infrastruktur dan perlengkapan pertandingan serta sarana pendukung kelancaran pertandingan sudah disiapkan. Untuk mengantisipasi keributan atau kerusuhan, pihak penyelenggara akan memperketat pejagaan di pintu masuk penonton. Terutama penonton yang masuk tanpa tiket. Selain itu juga, akan dibuat pagar atau ring masuk penonton agar lebih tertib. Panitia juga melarang penonton membawa minuman dalam botol dan harus dituang ke dalam kantong plastik yang disediakan panitia. (WIN/O-3)

n REUTERS/ERIC GAILLARD

MAJU KE BABAK III. Petenis Argentina Juan Martin del Potro mengembalikan bola pukulan Alexandr Dolgopolov dari Ukraina pada putaran kedua turnamen Monte Carlo Masters di Monaco, Selasa (16-4). Del Potro melangkah ke babak ketiga usai menang 1-6, 6-4, dan 6-3 atas Dolgopolov.

Raptors Hadang Laju Hawks ATLANTA—DeMar DeRozan mencetak 30 poin dan Rudy Gay mengakhiri permainan dengan sumbangan 22 angka ketika Toronto Raptors dengan mudah mengalahkan Atlanta Hawks 113-96 di Philips Arena, Rabu (17-4). Jonas Valanciunas mengoleksi 13 poin, Amir Johnson dan John Lucas masing-masing membuahkan 11 poin, sedang­ kan Kyle Lowry membuat 11 assist untuk Raptors, yang memenangi empat laga berurutan, melawan tim yang sedang berjuang menunju babak playoff. “Tim kami melakukan pekerjaan bagus dengan irama konsisten sehingga mendapatkan apa yang kami inginkan,” kata pelatih Raptors, Dwane Casey. Kyle Korver menyumbang 13 poin untuk Hawks, yang melorot ke urutan kelima bersama Chicago Bulls di Wilayah Timur dengan sisa satu pertandingan regular lagi. Kekalahan itu merupakan pukulan bagi Hawks yang berusaha tetap sebagai unggulan kelima di babak playoff Wilayah Timur, baik Hawks maupun Chicago sama-sama memiliki rekor 44-37. Hawks akan berkunjung ke Madison Square Garden untuk menghadapi New York Knicks hari ini (18-4) WIB, yang merupakan pertandingan terakhir pada musim regular. Bulls akan mengakhiri pertandingan di kandang menjamu Washington Wizards. (ANT/O-3)

FUTSAL

PSSI Lampung segera Bentuk BFD BANDAR LAMPUNG (Lampost): Pengprov PSSI Lampung segera membentuk badan futsal daerah (BFD) setelah kongres Badan Futsal Nasional Juni mendatang di Surabaya. Menyusul terbentuknya BFD, PSSI juga segera menggelar liga futsal Lampung yang akan dibagi dua kategori; pelajar dan umum. Ketua PSSI Lampung Hartarto Lojaya mengatakan badan futsal daerah ini akan berada di bawah naungan PSSI. Kini, PSSI Lampung mempersiapkan pembentukan BFD.

“Setelah kongres di Surabaya, kami segera susun BFD dan setelah itu akan ada liga futsal untuk meningkatkan prestasi futsal Lampung,” kata Hartarto, Rabu (17-4). Lebih lanjut, Hartarto me­ ngatakan PSSI Lampung punya komitmen besar terhadap perkembangan futsal di Lampung, terutama menghadapi PON XIX/2016 di Jawa Barat. Oleh sebab itu, Lampung telah mendapatkan persetujuan BFN menyelenggarakan kursus pelatih futsal untuk lisensi 1 nasional di Interganda

±

Futsal Arena (IFA) di Tanjungkarang Barat, Mei mendatang. Panitia membuka pendaftaran sampai Kamis (25-4), karena peserta kursus dibatasi hanya 30 orang. Sementara itu, Ketua Panitia Kursus Pelatih Futsal Eddy Samsu mengatakan futsal kini bukan saja olahraga rekreasi, melainkan juga sudah menjadi olahraga prestasi. Oleh sebab itu, diperlukan pelatih-pelatih berstandar nasional untuk melatih pemain-pemain futsal lebih baik lagi. Dia berharap futsal Lampung bisa berkibar di tingkat nasional dan internasional. Kursus digelar di lapang­ an IFA karena lapangan di sana sudah sesuai standar yang menggunakan interlock flooring dan memiliki lisensi dari BFN. “Bila fasilitas sudah ada, pelatih bagus, ada klub futsal, tinggal bagaimana pembinaan olahraga futsal ini agar bisa lebih baik lagi dan mendorong prestasi futsal,” ujar Eddy. (WIN/O-3)

±

BANDAR LAMPUNG (Lampost): Pecatur asal Lampung, Edi Endullah dan Fikri Al Katiri, memetik poin penuh pada babak keempat turnamen catur Japfa Chess Festival 2013, Rabu (17-4). Pada turnamen yang berlangsung 15—19 April di GSG Senayan, Jakarta, itu Edi menang saat melawan pecatur Jawa Barat, Bernard H.P. Kemenangan juga diraih Fikri setelah mengungguli pecatur Jawa Barat, Yeremia. Sementara Ferdiansyah harus puas dengan hasil remis saat melawan pe catur Kalimantan Timur, Ryan Maheswara. Hasil remis juga didapat M. Ikhsan Siregar saat bertanding dengan Muhamman Kamalsyah dari Kalimantan Barat. Sementara itu, Puput harus menyerah di tangan pecatur asal Jawa Timur, Bela. Kekalahan juga dialami Via Lastiningsih yang ditaklukkan pecatur dari Sumatera Utara. Di babak kelima, Via juga harus mengakui kehebatan Merry dari Riau. Pertanding­ an masih akan dilanjutkan hingga Jumat (19-4). “Kami masih berharap poin kemenangan bisa diraih pecatur kita yang masih bertanding, masih ada babak selanjutnya yang tentu saja pecatur Lampung harus bersaing ketat,” kata Sekretaris Persatuan Catur Seluruh Indonesia (Percasi) Lampung Jolly Sanggam, dari Jakarta melalui telepon, Rabu (17-4). Sebelumnya, pada ba-

bak ketiga, Selasa (16-4), t i g a d a r i e n a m p e c at u r Lampung menorehkan kemenangan. Dua pecatur meraih hasil remis, sedang­ kan seorang lagi menelan kekalahan. Kemenangan pada babak ketiga ditorehkan Puput yang menekuk Suciana Setiawati (Jawa Barat). Kemudian, Via menang atas Ajeng (DKI) dan Ferdiansyah mengalahkan Rasyid dari Jatim. M. Ikhsan dan Edi Endullah meraih hasil remis setelah ditahan lawan masing-masing, yakni Ryan Maheswara (Kaltim) dan Heri Herman (Riau). Sementara satu pecatur, Fikri Al Katiri, gagal meraih poin setelah kalah dari Rasyid Utsman Ramadan (DKI). Menurut Jolly, kesertaan para pecatur Lampung di Japfa Chess Festival 2013 kali ini merupakan salah satu program kerja dari Percasi Lampung dalam melakukan pembinaan atlet sekaligus sebagai persiapan menghadapi PON 2016. Oleh sebab itu, pihaknya hanya mengirimkan atletatlet terbaik saja, selain menjalankan program kerja, mereka juga sebagai langkah pematangan atlet meng­ hadapi Pra-PON maupun PON mendatang serta kejuaraan nasional bahkan internasional. (WIN/O-3)

±

±

±

±

CMYK

±

CMYK

±


CMYK

±

CMYK

±

OLAHRAGA kamis, 18 april 2013 LAMPUNG POST

Arsene Wenger “Kami masih berada di posisi yang kuat, tetapi saya harap kami memenangkan pertandingan berikutnya. Hanya kami yang dapat mengubah hasil akhir.”

24 PIALA JERMAN

Muenchen Buka Kans Raih Gelar Kedua

±

±

MUNICH (Lampost): Bayern Muenchen membuka peluang mere­ but gelar kedua musim ini dengan maju ke final Piala Jerman usai menang telak 6-1 atas Wolfsburg pada semifinal. Pada final Die Roten bertemu pemenang semifinal lainnya antara Stuttgart dan Freiburg. Sebelumnya, FC Hollywood sudah memastikan merengkuh n AP/KERSTIN JOENSSON

Mario Gomez

trofi Bundesliga. Bermain di Allianz Arena, Rabu (17-4), Muenchen tampil dengan kekuatan terbaiknya. Tuan rumah sudah unggul dua gol ketika laga berjalan setengah jam. Mario Mandzukic membuka skor lebih dulu di menit ke -17 yang digandakan Arjen Robben 18 me­ nit berselang. Namun, Wolfsburg mempertipis ketinggalan melalui Diego di masa injury time babak pertama. Di babak kedua, The Bavarian makin tidak terbendung. Xherdan Shaqiri membawa Muenchen memimpin 3-1 di menit ke-50. Tiga gol lainnya

dilesakkan pemain pengganti Mario Gomez, di menit ke-80, 83, dan 86, hasil kerja samanya dengan Shaqiri dan Bastian Schweinsteiger. Menang telak 6-1, Muenchen lolos ke final Piala Jerman yang akan digelar 1 Juni mendatang. Gelandang Javi Martinez menya­ dari klub Bavarian itu berpeluang meraih treble, tetapi dia meminta rekan-rekannya tidak lupa daratan. “Tidak mungkin tidak membicara­ kan kemungkinan meraih treble, tetapi kami tidak mau terlalu me­ mikirkannya,” ujar Martinez kepada Marca. (MI/O-2)

Arsenal Tetap Yakin ke Eropa

BARCELONA

±

Messi Bisa Dimainkan Melawan Muenchen BARCELONA (Lampost): Barcelona mendapat kabar menyejukkan menjelang leg pertama semifinal Liga Champions. Lionel Messi dipastikan fit untuk bermain saat melawat ke markas Bayern Muenchen pada 23 April. Striker berusia 25 tahun itu dipastikan bisa bermain dalam laga pekan depan setelah cedera hamstring yang diala­ minya pu­ lih. Messi menga­ l a m i cedera itu saat Barca ditahan imbang 2-2 Paris Saint-Ger­ main pada leg pertama perem­ pat final di Paris, awal bulan ini. Penyerang Argen­ tina itu absen di dua laga La Liga karena cedera tersebut, tetapi tampil seba­ gai pemain peng­ ganti dalam laga leg kedua perempat final Liga Champions melawan Paris SaintGermain pada awal bulan ini. Blaugrana tengah

tertinggal 1-0 saat Messi masuk sebagai pemain pengganti. Dia kemudian memberikan assist untuk gol Pedro yang memastikan Barcelona lolos dengan ke semifinal berkat unggul gol tandang setelah agregat 3-3. Usai pertandingan terse­ but, peraih empat gelar Bal­ lon D’Or itu kembali masuk ruang perawatan dan harus absen saat melawan Real Zaragoza di La Liga, akhir pekan kemarin. Proses pemulihan yang dilakoni Messi berjalan lan­ car. Bahkan, hasil pemerik­ saan terbaru dari tim dokter menunjuk­ kan tidak ada lagi masalah di area cedera pemain berjuluk La Pulga tersebut. (MI/O-2)

n AP/MANU FERNANDEZ

±

±

Lionel Messi

n REUTERS/STEFAN WERMUTH

BELUM MAKSIMAL. Penyerang Arsenal Olivier Giroud melepaskan sepakan saat berhadapan dengan kiper Everton Tim Howard (kanan), tapi belum menghasilkan gol pada lanjutan Liga Primer di Emirates Stadium, Rabu (17-4).

LONDON (Lampost): Arsenal gagal memenuhi ambisi meraih tiga poin saat menjamu Everton pada lanjutan Liga Primer. Hasil itu membuat posisi kedua tim di klasemen tidak berubah. The Gunners terpaku di per­ ingkat tiga klase­ men sementara dengan 60 poin. Namun, posisi tersebut belum aman karena masih bisa di­ salip Chelsea dan Tottenham Hotspurs yang hanya terpaut dua poin saja. Apalagi Si Biru memiliki dua laga di tangan dan Hotspur satu. Sedangkan Everton bergeming di urutan enam dengan 56 poin. Menjamu Everton di Emirates Stadium, Rabu (17-4), Arsenal langsung terancam di menit ke-6. Everton mendapat peluang perta­ ma setelah Phil Jagielka memberi­ kan assist kepada Steven Pienaar. Sayang, tembakan Pienaar masih melayang di atas mistar. Di menit ke-41 gantian Arsenal yang nyaris menghasilkan gol le­ wat Olivier Giroud. Namun, um­

±

pertandingan berikutnya. Hanya kami yang dapat mengubah hasil akhir,” ujar Wenger. “Ini adalah laga dengan inten­ sitas tinggi, tetapi pada akhirnya saya pikir kami memiliki peluang untuk memenangkan pertanding­ an. Saya bangga ­dengan usaha yang kami lakukan dan fokus yang fantastis dalam 90 menit, tetapi sedikit mengecewakan kare­na tidak dapat memanfaat­ kan kesempatan.”

pan lambung Aaron Ramsey ke depan gawang gagal dieksekusi dengan baik Giroud. Empat menit pascaturun mi­ num, Arsenal mencoba tampil lebih agresif. Tembakan keras Santi Cazorla masih bisa ditepis kiper Tim Howard. Di menit ke-64, The Toffees tidak mau Cardiff Naik Kasta Cardiff City dipastikan berlaga kalah dengan membuat peluang di Liga Primer Inggris musim de­ emas, tetapi kedua tim tidak ada pan setelah yang mampu bermain im­ mencetak gol. alaupun menuai hasil Hasil 0-0 tetap bang 0-0 kon­ kurang maksimal, Arsenal ­b e r t a h a n tra Charlton. hingga peluit tetap yakin bakal merebut satu Namun, ha­ panjang. sil itu sudah tiket ke Liga Champions. M a n a ­ cukup untuk jer Arsenal memastikan Arsene Wenger tetap yakin pe­ klub Wales meraih tiket promosi. luang timnya meraih satu tempat Skuat besutan Malky Mackay di Liga Champions masih terbuka kokoh memuncaki klasemen lebar apabila mereka tetap fokus Championship dengan koleksi hingga akhir musim. “Kami masih nilai 84 setelah memetik 25 berada di posisi yang kuat, tetapi kemenangan musim ini. Sejak saya harap kami memenangkan November lalu, dominasi mer­

W

eka di Championship memang belum terusik. The Bluebirds akan menjadi klub Wales kedua yang tampil di Liga Primer musim depan setelah Swansea City besutan Michael Laudrup lebih dulu meraih tiket promosi di akhir musim 2010—2011. Ini akan menjadi pertama kalinya Car­ diff tampil di kasta teratas liga Inggris sejak 1962 silam. Para suporter yang memenuhi Cardiff City Stadium langsung bersorak menyambut peluit panjang terakhir wasit dan merayakan promosi bersama tim kesayangan mereka. “Saat ini saya kehilangan kata-kata,” ujar bek Mark Hudson. “Tetapi sejujurnya, kami layak menda­ patkan hasil ini karena tampil konsisten sepanjang tahun.” Striker Craig Bellamy pun menga­ku sangat senang mengan­ tarkan timnya tersebut meraih tiket promosi ke Liga Primer Ing­ gris musim depan. “Sangat me­ nyenangkan dapat membagi hal ini dengan orang-orang yang saya cintai. Ini perasaan yang sangat nyaman,” ujar Bellamy. (O-2)

TIMNAS BRASIL

Ronaldinho Kembali Masuk Skuat SAO PAOLO (Lampost): Pelatih Tim Nasional Brasil, Luis Fe­ lipe Scolari, kembali mengan­ dalkan para pemain liga do­ mestik dalam laga persahabat­ an melawan Cile pada 24 April mendatang, dalam rangka persiapan menghadapi Piala Dunia 2014. Dalam daftar pe­ main yang dipanggil terdapat nama Ronaldinho dan Alexan­ dre Pato. Tak ada satu pun pemain yang bermain di Eropa, seperti Thiago Silva, Kaka, Marcelo, dan Oscar dalam skuat Selecao yang disiapkan Scolari, sama seperti saat mereka

menghadapi Bolivia pada awal bulan ini. Ronaldinho kembali dipang­ gil dan menjadi pemain paling senior di dalam tim. Gelandang Atletico Mineiro ini sempat tidak dipanggil saat Tim Samba menghadapi Italia dan Rusia dalam laga persahabatan di Eropa pada Maret lalu. Selain Dinho, Scolari me­ masukkan Pato, Leandro Dami­ ao, Neymar, dan Osvaldo untuk memimpin lini depan timnya. Bek Arsenal, Andre Santos, juga termasuk dalam skuat, tapi ia sedang menjalani masa pinjam­ an di Gremio. (MI/O-2)

Skuat Brasil

Kiper: Diego Cavalieri (Fluminense), Jefferson (Botafogo) Bek: Andre Santos (Gremio), Dede (Vasco da Gama), Henrique (Palmeiras), Rever (Atletico Mineiro), Marcos Rocha (Atletico Mineiro)

Tengah: Fernando (Gremio), Jadson (Sao Paulo), Jean (Fluminense),

Paulinho (Corinthians), Ralf (Corinthians), Ronaldinho (Atletico Mineiro)

Depan: Alexandre Pato (Corinthians), Leandro (Palmeiras),

Leandro Damiao (Internacional), Neymar (Santos), Osvaldo (Sao Paulo)

OFFSIDE Liverpool Takkan Jual Suarez LIVERPOOL—Direktur Liverpool Ian Ayre menegaskan tidak akan menjual Luis Suarez. Ayre menggarisbawahi The Reds harus mempertahankan pemain seperti Suarez jika ingin memenuhi ambisi mereka. Sebelumnya, Manchester City dilaporkan tertarik memboyong striker yang sudah mencetak 22 gol di Liga Primer Inggris itu. Namun, Ayre membantah Liverpool membuka pe­luang menjual striker Uruguay itu. “Untuk bermain di Liga Primer Inggris dan lolos ke kompetisi Ero­ pa, A nda membutuhkan pemain seperti Luis dan Steven Gerrard. Karena itu, kami menegaskan tidak akan menjual Luis Suarez,” ujarnya, dalam wawancara dengan Sport Illustrated. (MI/O-2)

n REUTERS/NIGEL RODDIS

±

CMYK

Cavani Tertarik ke Inggris SAO PAOLO—Edinson Cavani bersama dengan Radamel Falcao termasuk striker yang cemerlang dan produktif sehingga banyak diincar sejumlah klub top Eropa. Pemain Napoli yang sudah mencetak 29 gol di semua kompetisi pada musim ini membuka peluang bermain di luar Italia pada musim mendatang. Menurut berita dari Daily Mail, Cavani tertarik bermain di Liga Primer Inggris meskipun tak menutup peluang berkiprah di La Liga Spanyol menyusul ketertarik­ an Real Madrid padanya. Kalau hijrah ke Inggris, Manchester City dinilai paling berpeluang mendapat­ kan pemain asal Uruguay tersebut. Selain akan tetap berkiprah di Liga Champions musim depan, City juga dianggap bisa memenuhi nilai transfer yang diinginkan Napoli maupun nilai gaji yang akan di­ patok Cavani. (MI/O-2)

n AP/SALVATORE LAPORTA

‘Barca’ Pantau Hummels BARCELONA—Barcelona berencana mendatangkan bek sentral baru pada musim panas mendatang. Salah satu pemain incaran mereka kabarnya ada­ lah bek Borussia Dortmund, Mats Hummels. Barca bahkan terus memantau perkem­ bangan pemain asal Jerman tersebut dan akan mengirimkan tim pemandu bakat untuk melihat langsung permainannya di Bundesliga Jerman. Permainan anggota Timnas Jerman itu diyakini sesuai filosofi permainan klub Catalan tersebut. Hummels beberapa waktu lalu mengakui tertarik memperkuat Barca kalau ia heng­ kang dari Dortmund suatu waktu nanti. Barca yakin mendapatkan pemain berusia 24 tahun tersebut dan siap bersaing dengan Ar­ senal dan Manchester United yang juga tertarik mendatangkannya. Hummels masih terikat kontrak sampai Juni 2017 dan nilai transfernya bisa mencapai 20 juta euro. (O-2) n AP/MARTIN MEISSNER

±

CMYK

±

±


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.