Lampungpost Edisi 26 September 2012

Page 1

Terbit Sejak 1974 Sirkulasi: (0721) 788999 Layanan Umum: (0721) 783693 Iklan: (0721) 774111 SMS: 0815 4098 5000 Redaksi (0721) 773888 SMS: 0812 7200 999

www.lampungpost.com

I

I

DINAMIKA MASYARAKAT LAMPUNG

RABU, 26 SEPTEMBER 2012 NO. 12566 TAHUN XXXVIII

TERBIT 24 HALAMAN

I HARGA ECERAN : Rp3.000 KURS

Meskipun NTP tertinggi, kesejahteraan petani Lampung rendah... Hlm. 9

Pemkot memulai pelebaran jalan di Kelurahan Gotongroyong... Hlm. 4 LAMPUNG POST/ZAINUDDIN

POPEATER

1 US$ Rp9.580

Penggawa Chelsea, Eden Hazard, nyaris bergabung ke Tottenham Hotspur... Hlm. 17

Emma Watson disebut sebagai artis paling berbahaya di dunia maya... Hlm. 16

SELASA, 26 SEPTEMBER 2012 SUMBER BI

REUTERS/STEFAN WERMUTH

BURAS

Mimpi Buruk Sapi Impor! “HAL paling runyam di negeri ini adalah tiadanya standar kebijakan permanen jangka panjang! Ganti penguasa atau pejabat, ganti kebijakan!” ujar Umar. “Ketika suatu malam pejabat mimpi buruk, besok muncul kebijakan kontroversial dari realitas yang selama ini berjalan baik!” “Dan, kalau yang sebelumnya berjalan baik itu bisnis maka bidang H. Bambang Eka Wijaya bisnis yang terkait mimpi buruk itu menjadi kalang kabut!” timpal Amir. “Seperti bisnis penggemukan sapi di Lampung, oleh perusahaan yang jumlahnya tidak lebih dari bilangan jari tangan, hanya dengan satu SK Menteri yang mendadak membatasi impor sapi bakalan, bisnis mereka kucar-kacir!” “Investasi yang telah berjalan belasan tahun dengan skala usaha (kapasitas terpasang) yang telah dipersiapkan sejak awal tiba-tiba dipenggal produksinya! Jelas, bisnisnya bisa berantakan!” tegas Umar. “Bagi Pemerintah Pusat Kewajiban mungkin kenyataan buruk nasib investasi itu tak melindungi setiap penting! Tetapi, pemerinvestasi agar selalu intah daerah yang emaneman pada setiap investakondusif, tak bisa si di daerahnya, tentu berbeda! Kewajiban meditawar-tawar! lindungi setiap investasi agar selalu kondusif, tak bisa ditawar-tawar! Maka itu, wajar Dinas Peternakan Provinsi Lampung cenderung membela pengusaha menghadapi masalah sapi impor mereka!” “Meskipun alasannya ideal, untuk mengembangkan sapi lokal, utamanya di NTT dan Jawa Timur, sebaiknya tentu lewat proses terencana, tidak dadakan agar jika investasi yang ada gulung tikar, closing ceremony-nya bisa dipersiapkan lebih indah—pengembangan sapi lokal juga terbatas, sapi beranak sekali setahun!” timpal Amir. “Lain kalau sistem zona ekonomi yang telah dicanangkan berlaku di bidang ini, kepentingan Lampung yang masuk zona ekonomi Sumatera tak benturan dengan kepentingan zona lain!” “Hal terburuk akibat kebijakan yang berubah oleh mimpi pejabat itu, seorang pengusaha yang terkenal baik, akibat kiriman sapi dari mitra di luar negeri yang justru beriktikad baik memenuhi kewajiban mengirim barang sesuai kontraknya, tiba-tiba si pengusaha terancam menjadi kriminal!” tegas Umar. “Antarpemerintah bisa saja conform pengurangan impor, tetapi pengusaha asing yang terikat kontrak tetap menunjukkan tanggung jawabnya! Itulah pangkal bencana bagi pengusaha kita! Dan, Pemerintah Pusat, baik eksekutif maupun legislatif, tak akan peduli dengan nasib buruk pengusaha seperti itu!” ***

Add on: facebook.com/buraslampost

Follow on: @buraslampost

OASIS

Air Putih Usir Migrain BUKAN hanya menjaga tubuh untuk tetap terhidrasi, mengonsumsi air putih secara rutin dalam jumlah yang cukup ternyata mampu membantu menangkal serangan migrain. Para ilmuwan dari University of Maastricht, Belanda, menyebutkan minum sekitar 7—8 gelas air putih sehari cukup untuk meringankan rasa sakit kepala. Air putih juga meningkatkan kualitas hidup seseorang yang kerap menderita serangan migrain. “Kami menduga beberapa pasien sakit kepala dapat mengambil manfaat dari minum lebih banyak air putih,” ujar para peneliti, seperti yang dikutip dari Zeenews. Dr. Ahmed Fayyaz, dari Migraine Trust, mengatakan manfaat air minum bisa disebabkan efek plasebo. “Namun, asupan rutin dan cukup air putih terbukti membuat banyak orang lebih baik,” ujarnya. (MI/R-4)

MI/SUSANTO

DUKUNGAN TERHADAP KPK. Ketua Mahkamah Konstitusi Mahfud M.D. (tengah) bersama mantan Ketua PBNU Hasyim Muzadi menjawab pertanyaan wartawan seusai bertemu pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di Gedung KPK, Jalan Rasuna Said, Jakarta Selatan, Selasa (25-9). Keduanya hadir untuk memberikan dukungan terhadap KPK.

KELEMBAGAAN

Badai Tropis Landa Lampung cuaca ekstrem berupa angin kencang belum mengganggu aktivitas pelayaran kapal. Hingga tadi malam, aktivitas penyeberangan melalui Pelabuhan Bakauheni masih nor ma l . “A nt i s ipa s i aga r tidak terjadi penumpukan “Ada dua badai yang saat ini Menurut dia, pihak Adpel akibat cuaca ekstrem, kami sedang terjadi, yakni Ewiniar mengoperasikan kapal-kapal sampai tadi malam masih medan Jelawat, badai itu berberukuran besar,” katanya. ngeluarkan izin berlayar karegera k dar i arah perai ran Kapal yang dikerahkan, di na nakhoda bersama kru masih utara Fi lipina,” ujar Kepala antaranya KMP Jagantara, sanggup berlayar di tengah Seksi Observasi dan InformaBSP II, Nusa Setia, dan Rakata hempasan angin kencang. si Badan Meteorologi, KlimaNusantara. Kapal berbobot Menurut awak kapal, gangtologi, dan Geofisika (BMKG) di atas 8.000 GT itu mamguan cuaca hanya berupa Lampung Nurhuda, Selasa pu meng angkut 100 mobi l tiupan angin kencang, se(25-9) malam. pribadi dan Warga yang hendak Menurut Nur50 truk. huda, gelomMenur ut ba n g l aut bi s a Her u , seja k mencapai 2,5 pukul 00.00 memilih waktu pagi hari karena pada saat meter pada sore h i ngga puitu tinggi gelombang berkisar 0,5 meter dan malam hari, kul 19.30 tadi sedangkan kecemalam, sesampai 1 meter. patan angin bisa banyak 3.500 mencapai maksimal 40 km kendaraan campuran telah mentara gelombang t idak per jam. d iseberangkan ke Merak , lebih dari 2 meter. “Karena “Cuaca buruk bisa terus meBanten. “Sampai malam ini, itu kami tetap mengeluarkan ningkat. Gelombang dan angin kapal yang beroperasi 21 unit, surat izin berlayar sesuai kencang ini bisa terjadi kapan telah melayani 65 trip rute permintaan pihak perusasaja. Khusus mereka yang berBakauheni—Merak. Bisa dilihaan kapal,” ujarnya. hat sendiri, areal-areal parkir mukim di pantai bisa merasaManajer Operasional PT di dermaga Bakauheni tidak kan dan menyaksikan perubahASDP Indonesia Ferry (Perada antrean kendaraan,” ujar an cuaca ini,” kata Nurhuda. sero) Cabang Bakauheni Heru Heru. (KRI/CR-1/R-3) Kondisi seperti itu, ujarnya, Purwanto juga mengatakan bisa berlangsung empat samPERKIRAAN CUACA UMUM PROVINSI LAMPUNG pai lima hari ke depan. “Kami No Kabupaten Pagi Siang Sore Malam Temperatur Kelembaban sudah menyampaikan inforBandar 1 masi tersebut secara berkala 22.5 - 33.0 C 50 - 92% Lampung pada petani dan angkutan penyeberangan.” Lampung 2 22.0 - 33.0 C 50 - 92% Selatan Nurhuda mengimbau warga yang hendak menyeberang Lampung 3 16.0 - 32.0 C 60 - 95% memilih waktu pagi hari kaBarat rena pada saat itu tinggi gelom22.5 - 32.5 C 58 - 92% bang berkisar 0,5 meter sampai 4 Way Kanan 1 meter. “Jika sore dan malam Lampung 5 hari gelombang laut akan men22.5 - 32.5 C 50 - 92% Utara ingkat sampai melebihi batas Lampung maksimal,” kata dia. 6 22.5 - 33.0 C 50 - 92% Tengah Administrator Pelabuhan (Adpel) Bakauheni Lampung 22.5 - 33.0 C 54 - 92% Metro 7 Selatan juga sudah meneruskan imbauan kepada ASDP Lampung 8 22.5 - 33.0 C 54 - 92% Timur dan Gapasdap. “Kami berharap nakhoda kapal mewas9 Pesawaran 22.5 - 32.5 C 50 - 92% padai cuaca ekstrem untuk beberapa hari ke depan,” kata 10 Tuba Barat 22.5 - 32.5 C 54 - 92% Achmadi, perwira jaga Adpel Sumber: BMKG Stasiun Meteorologi Radin Inten II Bandar Lampung Bakauheni.

BANDAR LAMPUNG (Lampost): Selama sepekan ke depan, wilayah Lampung bakal menerima dampak badai tropis berupa angin kencang, gelombang laut tinggi, dan intensitas hujan semakin berkurang.

MENYEBERANG

Dukungan Mengalir ke KPK JAKARTA (Lampost): Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mendapat dukungan moral dan doa agar bisa menjadi trigger pemberantasan korupsi secara nasional. Ketua Mahkamah Konstitusi Mahfud M.D. mendatangi KPK untuk memberikan dorongan moral dan berdoa agar KPK selamat dan semakin kuat meskipun banyak guncangan terhadap keberadaan KPK dan pemberantasan korupsi. “Moral dan doa. Kalau secara visi dan tindakan, masing-masing punya lapangan. Saya punya lapangan, Pak Abraham Samad punya lapangan, di mana masingmasing bisa mengabdi untu k bangsa dan negara,” kata Mahfud usai bertemu pimpinan KPK di gedung KPK, Jakarta, Selasa (25-9). Selain Mahfud, dukung-

an juga diberikan mantan Ketua PBNU Hasyim Muzadi yang mendatangi KPK untuk memberikan dukungan moral dan doa, karena KPK harus tetap eksis dan selamat. K PK har us bisa menjadi trigger dalam pemberantasan korupsi. Mengenai revisi UU KPK, menurut Mahfud, UU tersebut te l a h ber ja l a n ba i k dan efektif, yang menjadi masalah adalah kekurangan sumber daya manusia (SDM) d a l a m me m a k s i m a l k a n pemberantasan korupsi. Sementa ra penasi hat KPK Abdullah Hehamahua mengatakan KPK didirikan k a rena lema h nya pera n kepolisian dan kejaksaan memberantas korupsi. Jika akhirnya kewenangan KPK dikurangi dan sama seperti jaksa atau Polri, lebih baik KPK dibubarkan. (MI/K-1)

RAZIA NARKOBA

Hari ini BNN Gelar Perkara TELUKBETUNG (Lampost): Tim yang berangkat ke Bad a n Na rkot i k a Nasiona l (BNN) Pusat masih menunggu hasil uji laboratorium empat orang yang terjaring razia narkoba. “ K a m i belu m bi sa pulang kalau semuanya belum beres. Kami juga belum berani mem-booking tiket pesawat karena semua tergantung dari hasil uji urine,” ujar Kompol Aris Winsulangi, anggota BNN Provinsi Lampung, Selasa (25-9). Tim yang berangkat ke Jakarta, ujarnya, termasuk anggota Direktorat Narkoba Polda Lampung. Aris juga mengaku tidak mengetahui perihal ta hanan yang dititipkan ke Polda. “Besok saja, kan sekalian ada gelar perkara di kantor BNN. Itu baru bisa dijelaskan besok (26-9),” kata dia. Sementara itu, Kabid Humas Polda Lampung AKBP Sulistyaningsih mengakui ada empat tahanan titipan

BN N d i Polda La mpu ng. “Mema ng benar saat i n i ada empat orang tahanan titipan BNN yang merupakan tersangka penyalahgunaan narkotika,” ujarnya. Padahal, sehari sebelumnya seju m l a h wa r tawa n ta k menemukan adanya empat tahanan—Ary dan tiga wanita—dimaksud di Polda. Soa l ju m lah tersangka yang terjaring, Polisi Militer (Pom) Angkatan Laut juga menegaskan hanya empat orang yang terjaring razia narkoba di Karaoke Wijaya Kesuma (WK) pada Sabtu (22-9) malam. Lainnya, 18 orang yang terjaring di Karaoke Golden Dragon hanya d idata sebagai pengunjung. “Kalau yang resmi tertangkap sedang menggunakan narkoba malam itu empat orang dan langsung diserahkan kepada BNN,” ujar Kasi Penelitian Pom AL Lettu Arga Yudistira, di kantor Pom AL Panjang, kemarin. (HER/R-3)


I

2

Bintang Pelajar

LAMPUNG POST

PENGANTAR BINTANG Pelajar merupakan salah satu rubrik andalan harian umum Lampung Post. Penggarapannya dilakukan siswa secara bergiliran melalui Organisasi Siswa Intra-Sekolah (OSIS). Tujuannya, kami ingin memberikan pendidikan jurnalistik praktis kepada pelajar. Tidak hanya teori, tetapi juga praktek jurnalistik sampai menerbitkan sebuah koran. Selain itu, kami ingin mempertajam proximity (kedekatan) isu sehingga keberadaan Bintang Pelajar memiliki nilai signifikasi bagi dinamika pelajar khususnya dan sekolah pada umumnya. Edisi kali ini menampilkan SMPN 7 Bandar Lampung yang menjadi salah satu sekolah percontohan penerapan kurikulum perubahan iklim dan ketahanan kota. Banyak program yang diterapkan terkait dengan dimasukkannya kurikulum tersebut. Siswa juga menjadi lebih peduli dan paham tentang fenomena alam dan lingkungan sekitar. Bagi OSIS atau organisasi kesiswaan lainnya yang ingin menggarap Bintang Pelajar, silakan mengirimkan usulan topik Laporan Utama, Profil, Bedah Buku, Jeda, dan Kronika ke e-mail redaksi@lampungpost.co.id, redaksilampost@yahoo. com, faksimile 0721-783598, atau SMS 08127200999. Selamat menikmati. Redaksi.

Menjaga Lingkungan agar Lestari MENJAGA lingkungan agar lestari dan bisa diwariskan kepada generasi penerus bukanlah persoalan mudah. Untuk itu, sedini mungkin anak-anak harus diajak mencintai dan menjaga lingkungan sekitarnya.

KOMENTAR

Lebih Paham Fenomena Alam Intan Juwita Sari (Kelas VIII C SMPN 7) KURIKULUM iklim menjadikan mata pelajaran IPA menjadi lebih menarik. Kita bisa lebih paham tentang fenomena alam dan lingkungan sekitar. (TIM REDAKSI/S-2)

Anisa Putri (Kelas VIII C SMPN 7) SEMENJAK aktif di kelompok kerja (pokja) siswa di bidang kebersihan saya mendapat tanggung jawab baru. Pergi ke sekolah lebih cepat dan pulang lebih lambat karena harus memantau petugas piket setiap kelas. (TIM REDAKSI/S-2)

Della Ananda Putri (Kelas VIII C SMPN 7) SAYA aktif di kelompok kerja (pokja) siswa bidang penghijauan. Kami memiliki program membuat taman di depan kelas. Saat ini hampir semua kelas memiliki taman tanaman hidup. (TIM REDAKSI/S-2)

Pelayanan Publik “Tempat Pemakaman Umum”

RABU, 26 SEPTEMBER 2012

LAMPUNG POST/MG1

MENABUNG AIR. Siswa SMPN 7 Bandar Lampung diajak peduli dengan lingkungan melalui penerapan kurikulum iklim. Salah satunya dengan membuat lubang biopori untuk menabung air agar ketersediaan air tetap terjaga.

JEDA

Kantin Sehat bagi Siswa PERSOALAN kesehatan siswa dari segi makanan tampaknya cukup menjadi perhatian pi mpi nan SMPN 7 Bandar Lampung. Untuk itu, sejak satu tahun silam pihak sekolah mencoba menyediakan kantin sehat bagi para siswa. Apriana Helda, guru pembina kantin sehat sekolah, mengata k a n k a nt i n sehat tentunya memiliki beberapa kriteria, antara lain menu makanan yang disajikan harus bernilai gizi, memiliki tingkat kebersihan atau higienis, bebas bahan pengawet, dan pewarna berbahaya. “Kantin sehat juga harus menyed ia kan tempat cuci tangan bagi para penghuni sekolah. Alat perlengkapan makanan juga harus higienis. Untuk itu, perlu disedikan tempat pencucian piring dengan sumber air bersih yang terjamin juga. Kantin sehat berjalan dengan pengawasan dan pembinaan dari pihak sekolah,” ujar dia.

LAMPUNG POST/MG1

KANTIN SEHAT. Sehat berasal dari perut. Oleh sebab itu, asupan makanan harus dijaga, salah satunya dengan menyediakan kantin sehat di SMPN 7 Bandar Lampung.

Guru yang sehari-hari mengasuh mata pelajaran Bahasa Indonesia ini mengutarakan da lam meng upayakan ke beradaan kantin sehat ini pihak sekolah sengaja membangun kompleks kantin yang baru. Namun, para pedagang yang sudah lama menjajakan dagangannya di sekolah ini tetap diajak berpartisipasi mengelola kantin sehat.

WASPADA DIARE

“Saat ini kantin kami dikelola enam pedagang yang memang sudah lama berjualan di sini. Hanya saja, sebelum beroperasi nya k a nt i n i n i kami terlebih dahulu melakukan sosialisasi dan pembinaan kepada para pedagang, terutama dari segi kesehatan makanan yang mereka jajakan kepada anak anak,” ujar dia. (MG1/S-2)

Mewujudkan hal tersebut, SMPN 7 Bandar Lampung terpilih sebagai salah satu dari empat sekolah di Bandar Lampung yang menjadi tempat uji coba penerapan kurikulum ketahanan kota terhadap perubahan iklim. Terkait hal ini, berbagai kegiatan mulai dilakukan, dari membangun biopori di lingkungan sekolah, membangun kantin sehat ramah lingkungan, menggalakkan penghijauan, mengelola sampah menjadi pupuk kompos, hingga membentuk berbagai kelompok kerja oleh siswa. Koordinator Penerapan Kurikulum Ketahanan Perubahan Iklim SMPN 7 Bandar Lampung Ngatijo mengemukakan program ini diajarkan pada tahun ajaran 2012—2013. Pelaksanaannya diintegrasikan dalam mata pelajaran IPA dan IPS Terpadu. Sebanyak tujuh guru terlibat. Kurikulum ini ditujukan bagi siswa kelas VII dan VIII dan melibatkan 570 siswa. Dia menerangkan sejak awal semester ini, SMPN 7 Bandar Lampung mulai mebuat 10 0 t it i k lu ba ng resapan air atau biopori di lingkungan sekolah. Wakil Kepala Sekolah Bidang Kurikulum ini mengemukakan pembuatan lubang resapan ini akan dilakukan bertahap dan dibuat sejak dimulainya penerapan kurikulum perubahan iklim di sekolahnya. “Sekolah kam i ter pi l i h sebagai salah satu sekolah uji coba. Dampaknya sangat luar biasa bagi warga sekolah. Para guru hingga siswa begitu antusias menjalankan program ini,” kata dia. Semua warga sekolah kini menjadi lebih aktif dalam menjaga

kesehatan dan kebersihan lingkungan. Jika program ini berhasil, tentu akan sangat membanggakan. Selain membaut biopori di lingkungan sekolah, para siswa juga diajak untuk membentuk berbagai kelompok kerja (pokja) bidang lingkungan hidup seperti pokja sampah, pokja kompos, pokja biopiri, pokja penghijauan, pokja energi, dan pokja kebesihan. “Ketujuh orang guru juga bertugas membina pokja-pokja tersebut,” ujarnya. Dengan demikian, lanjut Ngatijo, pengetahuan siswa terhadap perubahan iklim bukan hanya sebatas teori di dalam kelas, mereka juga langsung dilibatkan ke dalam berbagai kegiatan positif yang ramah terhadap lingkungan. “Pokja sampah bertugas mem i la h sa mpa h organik dan nonorganik, pokja penghijauan bertugas men a n a m p ohon s e k a l i g u s merawatnya, pokja biopori mebuat biopori,” kata dia. Dalam pembuatan biopori di sekolah, siswa juga dilibat kan khususnya mereka yang terhimpun dalam pokja biopori. “Dalam proses membuat lubang resapan p a r a g u r u me ny i s ipk a n pengetahuam kepada siswa tentang perubahan ik lim dan kekeringan serta mengapa kita harus membuat lubang resapan air, salah satu alasannya untuk mengantisipasi kekurangan air,” ujarnya. Selain itu, ujarnya, tim penanggung jawab pelaksanaan k u r i k u lu m ketahan kota terhadap perubahan iklim juga berencana melakukan penghijauan dengan menanam bibit pohon di lingkungan sekolah. (MG1/S-2)


Bandar Lampung

RABU, 26 SEPTEMBER 2012

Sumur ini Berkah Allah

P

Tanjungkarang Pusat. Apalag i, kata i bu dua anak itu, sekalipun sumur itu berada di kecamatan lai n, tempat t i nggal nya memang berbatasan dengan Tanjungkarang Barat, tempat sumur abadi itu. “Kami menyebutnya sumur abadi. Habis tidak pernah kering, sekalipun kemarau panjang,” kata dia. Hal sama dikatakan Rudi (43), warga setempat. Dia yang melakoni hidup sebaga i petan i say u r, ta k mampu berbuat apa-apa jika tidak air untuk menyiram tanamannya. Mala (52), pemi li k sumur itu, mengatakan tidak pernah membatasi warga, mengambil air di sumur miliknya. Mengingat, sumur yang dibangun lebih dari 20 tahun lalu itu tidak pernah kering sekalipun kemarau. (LUKMAN HAKIM/K-1)

LAMPUNG POST/ZAINUDDIN

Sejumlah warga antre mendapatkan air bersih di salah satu sumur warga, di Jalan Imam Bonjol, Gang Jabal Nur, Kelurahan Sukajawa, Tanjungkarang Barat.

I3

Sekolah Negeri Dilarang Pungut Uang Komite

NAPAS KOTA

AGI itu udara cukup dingin, angin berhembus kencang. Namun, itu tak mengurangi sejumlah warga, terutama ibuibu, menimba air di salah satu sumur warga, di Jalan Imam Bonjol, Gang Jabal Nur, Kelurahan Sukajawa, Tanjungkarang Barat. Hampi r set iap har i puluh-an warga, terutama dari kampung tetangga, seolah berebut mendapatkan air bersih dari sumur itu, apalagi di tengah kemarau panjang saat ini. Semua sumur warga mengering, air PDAM pun tersendat. “Sumur ini berkah dari Allah. Di tengah kemarau panjang yang melanda Lampung, sumur ini masih terisi air. Bahkan, sepanjang tahun tidak pernah kering. Kami bersyukur masih bisa mendapatkan air bersih,” kata Maya (45), warga Pasirgintung,

LAMPUNG POST

BANDAR LAMPUNG (Lampost): Sekolah negeri dilarang memungut biaya komite sekolah dan sejenisnya kepada siswa. LAMPUNG POST/HENDRIVAN GUMAY

SIDAK ASRAMA HAJI. Kepala Kanwil Kementerian Agama Provinsi Lampung Abdurahman melihat kesiapan Asrama Haji saat sidak di tempat itu, Selasa (25-9). Pada 27 September besok, Asrama Haji mulai difungsikan untuk menampung para jemaah calon haji kloter I Lampung (kloter 10JKG) asal Lampung Timur.

IBADAH HAJI

Asrama Haji Siap Digunakan RAJABASA (Lampost): Persiapan Asrama Haji Rajabasa dalam menyambut jemaah calon haji (calhaj) kloter 1 pada 27 September besok sudah mencapai 95%. “Namun, masih ada berapa persen lagi yang harus kam i ker jakan, m isal nya pemasangan tarup. Tujuannya, agar para jamaah calon haji yang datang ke sini tidak kepanasan. Selain itu, semua perlengkapan yang kam i m i l i k i suda h ma k si ma l ,” kata Kepala Kantor Wilayah ( K a k a nw i l) Kementer ia n Agama Provinsi Lampung A bdurahman, saat sidak, Selasa (25-9). A bdu ra h ma n , ya ng d idampingi Kasubbag Humas dan KUB Kemenag Provinsi Lampung Istutiningsih dan

Kabid Urusan Haji dan Umroh Kanwil Kemenag Lampung Seraden Nihan, melakukan sidak ke Asrama Haji sekitar pukul 09.30. Sidak dimulai dari masjid, ruangan tempat tidur jemaah, kamar mandi, sanitasi, tempat registrasi, ruangan kesehatan, ruangan X-ray, dan ruang siskohat. Bahkan, Abdurahman menyempatkan diri memberi sambutan dalam acara pelatihan kloter. Abdurahman mengatakan kegiatan sidak ber tujuan mengecek semua persiapan di lingkungan Asrama Haji, u nt u k menya m but kedatangan para calon haji pada Kamis (27-9). Abdurahman menjelaskan Asrama Haji telah siap dig unakan untuk menampung para calon

haji. Bahkan, ada beberapa penambahan fasilitas di bandingkan pada tahun 2011. “Seperti kamar lantai tiga dar i Gedu ng Ja ba l Qu bi s tahun 2012 ini sudah kami fungsikan. Tahun lalu belum difungsikan. Kamar ini kami harapkan untuk para jemaah calon haji yang masih muda, khususnya laki-laki,” kata Abdurahman. Sementara itu, Kabid Urusan Haji dan Umroh Kanwil Kemenag Lampung Seraden Ni han mengatakan ca lon haji yang tiba di Asrama Haji akan langsung ditempatkan d i kamar masi ng-masi ng yang telah disediakan. Calon haji akan mendapat pemer i k saa n kesehata n a k h i r ser ta pemeri ksan barang bawaannya. (CR-1/K-2)

Hal itu di katakan Wal i Kota Bandar Lampung Herma n H.N., Sel asa (25 - 9). Menurutnya terkait masih adanya program siswa bina lingkungan (siswa miskin) yang ditarik dana komite, seperti di SMP Negeri 2 Bandar Lampung. “Jangan ada lagi sekolah yang menarik dana komite atau dana apa pun kepada si s wa m i sk i n. K a lau sudah telanjur ditarik, harus dikembalikan,” kata Herman usai menggelar rapat koordinasi dengan seluruh kepala sekolah negeri seBandar Lampung, di ruang rapat Wali Kota, kemarin. Herman juga mengatakan seluruh kepala sekolah telah berjanji mematuhi ketentuan tersebut. Hal ini karena sesuai progam strategis di bidang pendidikan. Selain berhak atas perlengkapan sekolah gratis, siswa miskin yang masuk program bina lingkungan juga tidak boleh dipungut biaya. “Saya juga sudah meminta untuk pi hak SMP Negeri 2 agar mengembalikan dana komite yang ditarik dari siswa mis-

kin,” kata Herman. Dalam rakor tersebut, Herman mengimbau kepada seluruh kepala sekolah untuk mengembangkan kreativitas demi terus me ningkatkan dunia pendidikan di Kota Tapis Berseri ini. “Sekali lagi saya imbau kepala sekolah jangan menarik iuran dalam bentuk apa pun kepada siswa miskin. Berikan ruang kepada mereka untuk tetap berprestasi melalui kualitas pendidikan yang baik,” kata dia.

Berikan Subsidi Tidak saja membebaskan biaya pend id i ka n warga miskin di seluruh sekolah negeri, Herman juga berjanji memberikan subsidi dana pendidikan sebesar 50% kepada siswa miskin yang bersekolah di yayasan pendidikan swasta. “Harapan kita tidak lain tidak bukan, seluruh warga bisa terus meningkatkan prestasinya tanpa harus terkendala dana. Untuk itu, siswa miskin yang sekolah di swasta juga kita berikan subsidi 50%,” kata Herman. (MG5/K-2)


4

I

Bandar Lampung

LAMPUNG POST

LINTAS

Pemkot Perlebar Jalan di Gotongroyong

Tabrak Median Jalan, Toyota Rush Ringsek RAJABASA—Mobil Toyota Rush B-1751-SKA yang dikemudikan Sanda Mahardika (22), warga Jalan Panglima Polim, Segalamider, Bandar lampung, ringsek setelah menabrak trotoar dan pohon palem di median jalan, depan Mal Lampung (Ramayana-Robinson), Rajabasa, Selasa (25-9) sekitar pukul 10.30. Menurut saksi mata, Hasnawati, mobil melaju kencang dari Rajabasa menuju Tanjungkarang. Di depan Ramayana, mobil tidak bisa dikendalikan dan menabrak pohon di median jalan hingga roboh, sementara pengendara enggan diwawancara. Kecelakaan ini menyebabkan Jalan Z.A. Pagaralam macet hingga pukul 13.00. Mobil dievakuasi menggunakan derek. Menurut anggota Laka Lantas Polresta Bandar Lampung yang enggan disebut namanya, peristiwa ini tidak ditangani kepolisian. “Pihak Kecamatan Rajabasa tidak menyerahkan ke kami. Katanya mau diurus sendiri,” ujarnya. (CR1/K-1)

TELUKBETUNG (Lampost): Pemerintah Kota Bandar Lampung terus membenahi Kota Tapis Berseri melalui pelebaran jalan untuk mengurai kemacetan di titik-titik rawan.

Siswa Harus Hindari Narkoba KEDATON—Siswa dan siswi SMA Yayasan Abdi Karya (Yadika) agar menghindari narkoba. Hal itu dikatakan Kapolsek Kedaton Kompol Saidi saat memimpin apel di halaman SMA Yadika, di Jalan Soekarno-Hatta, Senin (24-9). Pada kesempatan itu, Saidi meminta kepada siswa dan siswi yang mengikuti apel agar menghindarkan diri dari berbagai tindakan penyimpangan yang dapat merusak diri sendiri dan masa depan remaja pada umumnya. “Pada kesempatan ini, kami minta kepada adik-adik, khususnya para siswa dan siswi di SMA Yadika dan remaja Kota Bandar Lampung pada umumnya, agar menghindari narkoba. Sebab, dampak dari menggunakan narkoba dapat merusak diri sendiri, bahkan tidak ada manfaatnya sama sekali,” kata dia. Untuk itu, kata Saidi, peran aktif dari lingkungan sekolah dalam melakukan pengawasan terhadap siswa menjadi hal yang sangat penting. Selain itu, lingkungan masyarakat juga mempunyai peranan penting untuk melakukan pengawasan terhadap perilaku menyimpang remaja lainnya. (CR-1/K-2)

LAMPUNG POST/ZAINUDDIN

TINJAU DRAINASE. Wali Kota Bandar Lampung Herman H.N. meninjau drainase di Jalan Yos Sudarso, Panjang, Selasa (25-9). Pemkot akan memperlebar drainase sepanjang 30 meter di daerah itu.

FASILITAS UMUM

MUTASI

PDAM Diminta Perbaiki Kebocoran Pipa TA N J U NGK A R A NG PUSAT (Lampost): Wali Kota Bandar Lampung Herman H.N. akan menegur pihak PDAM terkait ditemukannya dua titik kebocoran pipa PDAM Way Rilau saat sidak di sepanja n g Ja l a n R . A . K a r t i n i , Senin (24-9). Salah satu titik kebocoran pipa PDAM yang d itemu i ber ad a d i depa n Bank Panin. Herman mengatakan akan menegur pihak PDAM untuk segera memperba i k i pipa yang bocor tersebut. “ Banyak kerugian yang harus d it a n g g u n g PDA M a k i bat kebocoran berkepanjangan ini, termasuk juga pelanggan,” ujarnya.

Menur ut d ia, kebocoran pipa PDAM ini dapat menghambat saluran air PDAM ke rumah warga yang berlangganan air PDAM. Imam Mukti, salah satu satpam yang bekerja di Bank Panin, mengakui selalu melihat tumpahan air PDAM tersebut keluar dari tutupnya yang ada di pinggir jalan. “Pipa air PDAM tersebut sudah bocor berbulan-bulan, tapi pihak PDAM belum memperbaiki pipa tersebut,” kata Imam. Selain di depan Bank Panin Jalan Kartini, kebocoran juga terjadi di pertigaan Jalan Agus Sa l i m yang menyeba bkan banyak air PDAM terbuang.

RABU, 26 SEPTEMBER 2012

“Apalagi sekarang musim kemarau, jadi air tersebut dihemat jangan dibuang-buang,” ujar Herman. Di lain pihak, Kabag Hukum dan Humas PDAM Way R i lau Rozi A mr i menduga kebocoran pipa PDAM yang terdapat di dua titik tersebut terjadi akibat pelebaran jalan. Rozi mengatakan PDAM segera memperba i k i pipa yang bocor tersebut. “Khusus di pertigaan Jalan A g us Sa l i m suda h selesa i diperbaiki setelah sidak Pak Wa l i K ot a. Se d a n g k a n d i depan Bank Panin kemungkinan besok (hari ini, red) akan kami kerjakan,” kata dia. (MG5/K-1)

Wali Kota Kembali Mutasi Pejabat BANDAR LAMPUNG (Lampost): Pemkot Bandar Lampung kembali melakukan mutasi pejabat eselon IV. K a l i i n i , sebanya k enam pegawai negeri sipil (PNS) mendudu k i pos i s i ba r u. Wali Kota Bandar Lampung Herman H.N., diwakili Sekretaris Kota Badri Tamam, mengatakan mutasi ini sebagai langkah u ntu k pe ningkatan kinerja PNS di lingkungan Pemkot. “Ya, kita telah melantik enam PNS untuk ditempatkan di posisi baru. Mutasi ini sangat baik untuk PNS karena dapat meningkatkan kinerja PNS tersebut,” kata Bad r i , saat d itemu i u sa i pelantikan di Gedung Tapis Ber ser i , Pem kot Ba nd a r Lampung, Selasa (25-9). Selain itu, menurut Badri, mutasi juga dilakukan sebagai langkah penyegaran untuk para PNS. “Ini juga sebagai cara untuk penyegaran sehingga PNS tidak

jenuh dengan pekerjaan dan lingkungan kerjanya yang lama. Dan juga dapat menambah kemampuan PNS,” kata dia. Enam pejabat eselon IV yang dilantik yakni Andi Budiman menjadi kasubbid Pemanfaatan dan Pengawasan A set Daera h pada Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah. Nidawati menjadi kasubbag Keuangan pada Dinas Kelautan dan Per i kanan (DKP); Elyuzar Rosmala Dewi sebagai lurah Penengahan. Indra Umpusinga menjabat sebagai lurah Pinangjaya, Kemiling; Ahmad Effendi menjabat kasubbag Tata Pemerintahan Umum pada Bagian Pemerintahan. Rahmawati Hadi Bastari menjabat kasubbag TU UPT Pendataan dan Penagihan Pajak Daerah Kecamatan Tanjungkarang Timur pada Dinas Pendapatan Daerah (Dispenda). (MG5/K-2)

Wali Kota Bandar Lampung Herman H.N. saat inspeksi ke jalan, kemari n (25-9), mengatakan akan melebarkan persimpangan Ja l a n M.T. Ha r yono d a n Jalan Amir Hamzah, Kelurahan Gotongroyong, tepatnya di depan SMAN 2 Bandar Lampu ng. Jalan tersebut a k a n d i le ba rk a n 6 0 —70 cm di setiap sudutnya dan dimulai semalam. Hal ini untuk mengurangi kemacetan yang terjadi pada jam-jam tertentu. “Jalan ini akan kita lebarkan 60—70 cm karena d i si ni seri ng macet, terutama pada jamjam sibuk seperti jam anak masuk sekolah dan pulang sekolah,” kata Herman. Selain pelebaran jalan, Pemkot Bandar Lampung juga akan memperbaiki jalan paving block di Gang Bintara, Jalan M.H. Tahmrin, Kelurahan Gotongroyong, dekat kantor Polresta Bandar Lampung. Alokasi dana perbaikan ini rencananya akan dimasukan pada APBD 2013. “Kami juga akan menempatkan 20 anggota Satpol PP untuk mengatur jalan di persimpangan jalan ini ketika sedang diperbaiki agar arus lalu lintasnya lancar,” kata dia.

Perbaikan Drainase Lebi h lanjut d i katakan Wali Kota, pihaknya juga melarang kendaraan seperti mobil untuk parkir di tepi jalan. Sebab, salah satu p e nye b a b ke m ace t a n d i kota ini adalah banyaknya mobil yang parkir di bahu jalan. Selain melebarkan Jalan M.T. Haryono, M.H. Thamri n, dan A mir Hamzah, Pemkot Bandar Lampung juga akan melakukan pelebaran drainase di simpang Jalan Yos Sudarso dan Jalan H. Anang, Kelurahan Way Lunik, Telukbetung Selatan, dengan panjang 30 meter. “ Dra i nase ya ng ada d i dekat SPBU Way Lunik ini sering terjadi banjir. Maka, besok (hari ini, red) akan kita lebarkan,” ujarnya. Sementara itu, Ibrahim, sekretaris Dinas Pekerjaan Umu m (PU ) Kota Bandar La mpu ng , mengata k a n pi hak nya akan langsu ng bergerak sesuai perintah Wal i Kota. “Sore i n i ( kemar i n, red) juga, kam i langsu ng meng u k u r dan menger ja kan ja lan-ja lan yang akan dilebarkan sesuai instruksi Wali Kota,” ujarnya. (MG5/K-1)

LAMPUNG POST/ZAINUDDIN

BANTU PETUGAS PEMADAM KEBAKARAN. Sejumlah pelajar Sekolah Dasar (SD) Negeri 2 Rajabasa menolong petugas pemadam kebakaran membawa selang air usai memadamkan api di lahan kosong di samping sekolah mereka, Selasa (25-9).


RABU, 26 SEPTEMBER 2012

Nasional & Internasional

Keponakan Zarqawi Ditangkap AMMAN—Enam gerilyawan termasuk keponakan pemimpin Al Qaeda yang dibunuh di Irak, Abu Musab al-Zarqawi, ditangkap di Yordania pekan lalu. Mereka dicegat ketika mereka mencoba menyeberang ke Suriah. “Penjaga perbatasan Yordania pada Sabtu menangkap enam mujahidin, termasuk Abu Asyad, kemena kan Zarqawi, karena mereka berusaha untuk pergi ke Suriah untuk jihad,” kata Musa Abdullat, pengacara terkemuka untuk kelompok Islam, Selasa (25-9). Zarqawi, kelahiran Yordania, tewas dalam serangan udara oleh militer AS di Irak pada tahun 2006. “Mereka diperkirakan akan dituduh diadili dan dipenjara selama antara 5 sampai 15 tahun,” kata Abdullat. Pemerintah mengatakan penjaga perbatasan Yordania bentrok saat fajar Sabtu dengan orang-orang bersenjata di perbatasan dan menangkap mereka. (AFP/ANT/R-4)

PALEMBANG

Lahan Pertanian Sumsel Didera Kekeringan marau saat ini termasuk panjang atau yang lebih lama dari kondisi normal. Penyebab terjadinya kemarau panjang di wilayah provinsi itu adalah peng a r u h d a r i f e no me n a dipole mode positif atau suhu sek itar laut barat Su matera lebi h d i ng i n dibanding suhu di sekitar laut India. Akibatnya, sebagian besar uap air untuk wilayah Sumatera bagian selatan tersedot ke bagian tengah dan utara Sumatera serta ke bagian timur India. Akibat dari fenomena tersebut, temperatur maksimal sudah bernilai ekstrem yaitu mencapai 35,4 derajat Celsius, padahal batasan normalnya maksimal 35 derajat Celsius. Berdasarkan prakirakan, kondisi cuaca tersebut berlangusng hingga per tenga han Ok tober 2012 karena pada bulan tersebut mulai memasuk i mu si m huja n u nt u k sebagian besar wilayah Sumsel. (ANT/R-4)

BENGKULU

Sumber Asap dari Pembakaran Gambut MUKOMUKO (Lampost): Sebagian wilayah Kabupaten Mukomuko, Provinsi Bengkulu, Selasa (25-9) pag i , masi h d i sel i mut i kabut asap yang berasal dari pembakaran sampah rumah tangga dan sisa pembakaran lahan gambut. Hasil pemantauan di Kecamatan Kota Mukomuko atau pusat Kabupaten Mukomuko, kabut asap tersebut menyel i mut i pusat perkantoran pemerintah setempat d i Kelu rahan Bandarratu. Selain itu, asap juga menutupi sebagian pemukiman penduduk di Desa Ujungpadang dan Kelurahan Pasar Mukomuko. Kepala Bidang Kedarurat a n B ad a n P e n a n g g u langan Bencana Daerah K a bupaten Mu komu ko Iskandar, di Mukomuko, mengatakan kabut asap setiap pagi hari berasal dari kebakaran lahan gambut dan bercampur dengan kebakaran sampah r umah tangga. “Kami sudah li hat ke lokasi, kebakaran itu terjadi di Desa Pondokbatu

dan satuan pemukiman tiga, lahan gambut tersebut tidak terbakar sendiri, tetapi sengaja dibakar,” ujarnya. Meskipun pihaknya telah berkali-kali memberikan teguran lisan maupun ter t u l i s kepad a wa rga setempat yang membuka lahan kebun dengan cara dibakar, setelah berhenti sebent a r l a lu d i ba k a r lagi. “Teguran sudah kami sampaikan langsung kepada orangnya, tetapi kenyataannya mereka tetap saja menggunakan cara yang lebih mudah untuk membuka lahan dengan dibakar,” ujarnya. Sel a i n it u , pi ha k nya juga kesulitan untuk memadamkan api di lahan ga m but ya ng terba k a r tersebut karena belu m ad a ja l a n m a s u k b a g i mobi l pem ad a m ke bak a ra n u nt u k menja ngk au l o k a s i k e b a k a r a n tersebut. “Motor saja sulit masuk ke sana, apalagi mobil pemadam, jadi petugas kami tidak bisa memadamkan api,” ujarnya. (ANT/R-4)

I5

LINTAS

SUMBAGSEL

PALEMBANG (Lampost): Kemarau panjang yang melanda Sumatera Selatan mengakibatkan krisis air, terutama untuk kebutuhan pertanian. “Krisis air dampak kemarau panjang saat ini memengar uhi kegiatan pertanian dan bisa menurunkan produksi pangan,” kata Kasi Observasi dan I n for masi Stasiu n K l imatologi Kenten, Badan Meteorologi, Klimatologi, d a n G eof i s i k a ( BM KG) Sumatera Selatan, Indra Purnama, di Palembang, Selasa (24-9). Selain itu, dampak kemarau panjang adalah meningkatnya temperatur udara ser ta kebakaran hutan dan lahan yang menyebabkan kabut asap yang sebulan terakhir semakin pekat menyelimuti Palembang dan daerah Sumsel lainnya. “Kabut asap mulai mengganggu berbagai aktivitas masyarakat, transportasi, serta gangguan kesehatan,” kata Indra. Indra menjelaskan ke-

LAMPUNG POST

Sri Lanka Tutup Kamp Pengungsi

AP PHOTO/KYODO NEWS

USIR TAIWAN. Kapal penjaga pantai Jepang mengusir kapal nelayan Taiwan dengan menembakkan meriam air di perairan Kepulauan Senkaku atau Diaoyu, Selasa (25-9). Gugusan pulau di kawasan tersebut diklaim tiga negara, yakni Jepang, Taiwan, dan China.

Perang Air Panaskan Kon ik TOKYO (Rtr/Kyodo): Kendati tidak melibatkan rudal dan peluru, perang air antara kapal penjaga pantai Jepang dan Taiwan terjadi di perairan Laut China Timur, Selasa (25-9). Insiden itu bermula ketika petugas penjaga pantai Jepang (JCG) memerintahkan kapalkapal Taiwan meninggalkan perairan di sekitar Kepulauan Senkaku atau Diaoyu. Namun, perintah itu tidak diindahkan. A k i b at ny a , s e b a g a i m a n a tampak dalam tayangan stasiun televisi Jepang NHK, kapal-kapal JCG menembakkan meriam air ke arah kapal-kapal nelayan dan kapal penjaga pantai Taiwan (TCG). TCG tidak mau kalah dan balas menembakkan meriam air ke kapal-kapal JCG. Dampak perang air tersebut minim lantaran ketika peristiwa terjadi angin dan ombak yang kuat membelokkan arah air. Pejabat JCG, Hideaki Takase, menegaskan pihaknya melepaskan tembakan meriam air ke kapal-kapal nelayan, bukan ke

kapal TCG. “Menembakkan meriam air ke kapal resmi sebuah negara seperti mencoba memantik peperangan melawan negara tersebut,” ujarnya. Setelah TCG melancarkan tembakan balasan, kapal-kapal Taiwan meninggalkan wilayah yang diklaim sebagai teritorium Jepang. Menurut pihak JCG, ada enam kapal lain asal China yang sedang berlayar ke arah kepulauan tersebut. “Kami akan tetap melanjutkan menjaga Senkaku. Jepang tetap bertahan pada pendirian bahwa isu sengketa harus d iselesai kan dan pada saat bersamaan menjaga hubungan baik dengan Taiwan,” ujar Sekretaris Kabinet Jepang Osamu Fujimura. Walaupun berupa bentrokan tidak disengaja, beberapa pakar

maritim menilai insiden antara kapal-kapal JCG dan TCG dapat meningkatkan ketegangan di Laut China Timur. Otoritas Jepang menyatakan kapal Taiwan yang memasuki wilayah perairan tersebut ada 48 unit, dengan perincian 40 kapal nelayan dan 8 kapal TCG. Sebaliknya, pihak Taiwan menyatakan ada sekitar 60 kapal saat JCG beraksi menggunakan meriam air di lokasi yang berjarak 12 mil dari Kepulauan Senkaku. Kepala TCG Wang Chin-wang mengatakan pihaknya menyertakan pula 10 kapal patroli. Rombongan kapal yang membuang sauh dari Pelabuhan Suao pada dua hari lalu itu menampung sekitar 300 nelayan dan 60 wartawan. Sementara itu, di Beijing, Wakil Menteri Luar Negeri China Zhang Zhijun mengatakan tidak akan menoleransi segala bentuk pelanggaran atas kedaulatan negaranya. (MI/R-4)

KOLOMBO—Kamp penampung 300 ribu pengungsi pada akhir kemelut suku Sri Lanka semuanya telah ditutup, tiga tahun setelah perang itu berakhir, kata militer, Selasa (25-9). Menik Farm pernah menjadi salah satu yang terbesar di dunia dan rombongan terakhir 316 keluarga meninggalkan kamp di Distrik Vavuniya, Sri Lanka utara, tersebut pada Senin, kata Juru Bicara Militer Rwan Wanigasekera. Kelompok-kelompok hak asasi manusia internasional menyebut kamp-kamp seperti Menik Farm—terakhir ditutup—satu fasilitas penguburan. Kamp-kamp tertutup bagi wartawan dan lembagalembaga kemanusiaan swasta sampai sekarang. Pihak berwenang menyebut kamp-kamp itu “kamp-kamp sejahtera” bagi para warga sipil yang mengungsi. “Mulai Senin petang, Menik Farm secara resmi ditutup karena tidak ada lagi para pengungsi,” kata Wanigasekera. (AFP/ANT/R-4)

PENYEBERANGAN

Audit Ulang Seluruh Feri JAKARTA (Lampost): Pemerintah harus mengaudit ulang seluruh kapal feri rute Bakauheni—Merak yang aktanya dipalsukan. Wakil Ketua Komisi V DPR Muhidin Sahid mengatakan pemerintah ataupun BUMN yang memeili ki kewenangan tidak bisa menyalahkan orang lain. “Meskipun mereka bilang jadi korban broker kapal luar negeri, tapi kan tugas memveri kasi ada di mereka,” ujarnya. Dalam hal ini, Direktorat Perhubungan Darat yang berwenang atas feri seharusnya lebih teliti. Apalagi, kapal yang dibeli merupakan kapal bekas. Asal usul kapal bekas harusnya ditelusuri secara detail sebelum membelinya lalu memveri kasinya sebelum digunakan. Jika ceroboh, akan membahayakan penumpang kapal. Kalaupun ada indikasi penipuan oleh makelar, hal itu harus ditelusuri, bahkan harus ada pemberian sanksi. Temuan Indonesia Maritime Institute (2010), 13 feri yang melayani rute Bakauheni—Merak, usianya dipalsuk an. Seorang perwira kapal kaget pada keel (pelat dasar bagian dalam) kapal terukir riwayat, nama pemilik awal, dan produsen. Pada keel tersebut ada kapal yang tertera buatan tahun 1935 dan ada kapal yang terkena bom pada saat Perang Dunia II. Mengenai ada-tidaknya indikasi permainan di tubuh birokrat dalam pemalsuan akta-akta tersebut, Muhidin tidak bisa memastikannya. “Kami akan rapat dulu dengan direktorat terkait dan menelusuri seperti apa mekanisme yang mereka punyai untuk memveri kasi kapal-kapal itu,” kata dia. Muhidin mengaku selama ini bahkan tidak pernah terpikir di benaknya akan ada kasus pemalsuan akta kapal. “Ini hal baru. Selama ini kami pikir mekanisme mereka sudah benar, ternyata ada temuan seperti ini,” kata Muhidin. (MI/R-4)


I

6

Senpi Rakitan Marak

LAMPUNG POST

RABU, 26 SEPTEMBER 2012

LAMPUNG POST/ZAINUDDIN

SITAAN POLDA. Sejumlah senjata api (senpi) menjadi sitaan Polda Lampung dari para tersangka kejahatan pada 2011.

Dan Polisi pun Tertembak DALAM beberapa bulan terakhir, senjata api (senpi) rakitan mendominasi alat utama pelaku kejahatan dalam beraksi karena dinilai efektif melumpuhkan korbannya. Senpi kerap digunakan dalam perampokan maupun aksi begal.

B

ahkan, pelaku tak segan menembak aparat yang hendak menangkap dan mengungkap aksi kejahatannya. Seperti beberapa waktu lalu di Bungamayang, Lampung Utara. Sempat terjadi baku tembak antara petugas Polda Lampung dan sejumlah pelaku di areal kebun singkong tempat menyimpan hasil begal. Tak pelak, seorang polisi, yakni Briptu Abdul Haris, tertembak senpi pelaku. Petugas medis berhasil mengeluarkan sembilan serpihan peluru yang pecah dari paha kanan petugas yang dikirim dari Polda Lampung tersebut. “Briptu Abdul Haris terkena

nya mendapatkan senpi rakitan membuat pelaku kejahatan makin berani. Seperti kasus terakhir di Way Jepara, perampokan menggasak uang Rp30 juta, perhiasan emas jenis gelang dan anting sejumlah 40 gram, surat tanda nomor kendaraan (STNK) mobil Avanza warna putih BE2617-NB, berikut dua unit ponsel milik Suwondo (38), warga Desa Brajasakti, Way Jepara. Pelakunya tidak luput dari senpi.

pecahan proyektil peluru dan oleh petugas medis puskesmas telah diangkat dari lukanya,” ujar Kapolres Lampung Utara AKBP Frans Sentoe, kemarin. Sejumlah kasus begal di Lampung Utara juga tak luput dari penggunaan senpi. Bahkan, begal sempat menembak seorang bocah sembilan tahun karena ayahnya mempertahankan sepeda motor yang mereka naiki. Kemudian juga kasus perampokan truk kopi di Abungpekurun, juga pelaku berbekal senpi. Alhasil, satu unit truk dengan muatan kopi 7 ton dibawa kabur penjahat. Di Lampung Timur, mudah-

Untuk Berjaga Di Kalianda, juragan sawit Kusnindar (21) tertangkap memiliki senpi rakitan. Menurutnya, senpi itu didapatnya dari Edi, warga Lampung Timur. Warga Talangjawa, Merbaumataram, Lampung Selatan, itu mengaku memiliki senpi hanya untuk menjaga diri. “Senjata api itu saya beli dari Edi (buron, red), warga Lampung Timur, senilai Rp1,5 juta.” Juragan itu beralasan memiliki senpi untuk jaga diri. Sebab, dia kerap mengambil uang hasil bisnisnya Rp2,5 juta/tiga hari dari agen sawit di wilayah Candipuro, Lampung Selatan. “Saya mengaku salah memiliki senjata api tanpa surat resmi, Yang Mulia,” ujar Kusnindar saat sidang beberapa waktu lalu.

UU 12/DRT/1951 Pasal 1 (1) Barangsiapa, yang tanpa hak memasukkan ke Indonesia, membuat, menerima, mencoba memperoleh, menyerahkan atau mencoba menyerahkan, menguasai, membawa, mempunyai persediaan padanya atau mempunyai dalam miliknya, menyimpan, mengangkut, menyembunyikan, mempergunakan atau mengeluarkan dari Indonesia sesuatu senjata api, munisi atau sesuatu bahan peledak, dihukum dengan hukuman mati atau hukuman penjara seumur hidup atau hukuman penjara sementara setinggi-tingginya dua puluh tahun.

Meresahkan Terkait maraknya senjata api itu, sejumlah elemen masyarakat d i Lampung Utara memi nta aparat polisi dapat menangkap pemilik senpi itu. Sebab, mereka menggunakannya untuk tindak kejahatan yang telah membuat masyarakat resah. Agustoni, sekretaris cabang Nahdlatul Ulama (NU) Lampung Utara, mengaku khawatir dengan peredaran senjata api yang ada di Lampung Utara. “Saya meminta aparat kepolisian dapat menangani masalah kepemilikan senpi rak itan yang dimiliki oleh masyarakat, khususnya para pelaku tindak kejahatan,” ujarnya. Hal yang sama disampaikan Armanda Pebri, selaku wakil ketua pelopor Gerakan Supermasi Hukum Indonesia (Geshindo), ketika dimintai keterangan kemarin. “Kami meminta aparat menindak tegas para pemilik senpi rakitan,” kata dia. Kapolres Lampung Utara AKBP Frans Sentoe, saat dimintai keterangan, membantah maraknya peredara n senpi ra k ita n d i Lampung Utara. “Saya belum dapat laporan tentang adanya peredaran senpi di masyarakat meski ada namun tidak banyak,” ujarnya. (HAR/GUS/TOR/D-3)

Produsen Belum Terungkap Aparat PEREDARAN senjata api (senpi) rakitan makin marak di Lampung. Terbukti mak in banyak nya aksi kejahatan yang mengg unakan senpi, bahkan tidak sedikit korban tertembak, termasuk anggota polisi yang akan menggerebek. Hingga kini aparat belum juga bisa mengungkap produsen barang ilegal itu, walaupun saat penangkapan senpi juga menjadi barang bukti (BB). Misal nya d i Polsek Si mpangpematang pada 2011, dua pucuk senpi rakitan berhasil disita dari para pelaku begal yang berhasil diringkus. Namun, belum diketahui dari mana asal senjata itu. “Perihal senpi rakitan itu diproduksi dari mana atau siapa kami belum sampai ke sana,” ujar Kanit Reskrim Polsek Simpang pematang Ipda A badi yang dihubungi via telepon. Terakhir kali kasus begal yang pelakunya menggunakan senjata api terjadi pada Agustus 2012, di Kecamatan Simpangpematang. Pelaku yang berjumlah dua orang berhasil kabur dengan membawa satu buah sepeda motor Honda Beat hasil rampasan dari korbannya. Di Lampung Selatan, polisi juga berhasil menyita sejum-

lah senpi rak itan. Data d i mapolres setempat, sepanjang 2010 —2012, Polres Lamsel menyita 13 pucuk senpi berbaga i jen i s. Namu n, pada tahun ini kasus tindak pidana yang menggunakan senjata api (senpi) di wilayah hukum Polres Lampung nihil. Kasu bbag Hu mas Pol res Lamsel A K P Ferianda Eka Putra, mendampingi Kapolres AKBP Tatar Nugroho, mengatakan berdasarkan hasil analisis dan evaluasi operasi, aksi kejahatan didominasi kasus pencurian dengan kekerasan (curas), pencurian dengan pemberatan (curat), dan pencurian sepeda motor (curanmor). “Sedangkan barang bukti yang berhasil disita dari 19 tersangka itu, meliputi 11 unit kendaraan roda empat, 20 sepeda motor, satu celurit, dua pisau garpu, dua kunci T, dan dua buah anak kunci bentuk obeng sebagai alat untuk melakukan kejahatan,” kata Ferianda. Sepanjang 2011, Polres Lamsel mengamankan enam pucuk senpi, perinciannya tiga pucuk senpi laras panjang dengan sembilan amunisi di area Pos Seaport Interdiction (SI) Pelabuhan Bakauheni. (UAN/KRI/D-3)

Cukup Rp2 Juta, Dapat Revolver UNTUK mendapatkan senjata api (senpi) rakitan di Mesuji ternyata tidak begitu sulit. Senpi rakitan itu banyak beredar di Kabupaten Mesuji, Lampung, ataupun Kecamatan Mesuji, Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI), Sumsel. Sa la h seora ng ma nta n pengedar senpi rakitan, yang tidak mau disebut identitasnya, menjelaskan hasil produksi senpi rakitan di Mesuji perairan, wilayah Kecamatan Mesuji, mencapai ribuan pucuk. “Kalau satu bulan, di satu wilayah pembuat senpi itu bisa menghasilkan 30—50 pucuk senpi rakitan jenis revolver.” Bayangkan, kata dia, itu di satu dusun, belum di wilayah lain yang juga bisa menghasilkan senpi rakitan yang sama. “Di Mesuji wilayah perairan,

itu banyak yang bisa membuat senpi bukan hanya satu atau dua orang,” ujar dia. Dia mengaku sudah pernah menjual senpi ke berbagai wilayah, baik di Lampung maupun Sumsel. “Saya jual dengan harga ber variasi. Kalau dulu pada 2001, saya jual Rp750 ribu—Rp800 ribu/ pucuk dengan bonus peluru dua butir. Tetapi, untuk saat ini mungkin bisa mencapai Rp1,3 juta/pucuk atau lebih.” Selain itu, ia juga menjelaskan bahwa jenis-jenis senpi yang dijual juga ada macamnya. Yang biasa harganya lebih murah, yakni yang manual. Tetapi, jika senpi rakitan, itu otomatis dan bahan stainless lebih mahal, bisa dua kali lipat. Menu r ut d ia, just r u d i

Mesuji yang su l it adalah membel i pelur unya. “Itu yang tidak bisa dibuat oleh para perajin, peluru harus beli. Saya tidak tahu dari mana belinya,” ujar dia. Satu butir, saat dia masih berbisnis ilegal itu, harganya masih Rp35 ribu/butir. “Sekarang mungkin bisa Rp50 ribu atau Rp60 ribu gitu.” Da r i i nvest i gasi wa rtawan Lampung Post, diketa hu i mayor itas pem i l i k

senjata api rakitan mendapat kan bara ng i lega l it u dari Sungaiceper, Kabupaten OKI, Sumatera Selatan. Wilayah yang hanya terpisahkan sungai dengan Kabupaten Mesuji itu memang terkenal dengan senjata api rakitannya. Sa l a h seora n g s u m ber mengatakan k i ni dengan kisaran harga Rp2 juta—Rp4 juta, sudah mampu memiliki senpi rakitan itu. (UAN/D-3)

Sial-Mujur

Nasib TKI

LAMPUNG POST/ZAINUDDIN

SENPI RAKITAN. Kapolresta Bandar Lampung Kombes Nurrochman menanyakan keberadaan senpi rakitan yang didapat dari salah satu oknum anggota ormas saat aksi demonstrasi beberapa waktu lalu.


Pesta Demokrasi

LAMPUNG POST RABU, 26 SEPTEMBER 2012

TANGGAMUS

Penyelenggara Mundur Kena Sanksi Pidana

Warga Protes Tidak Dapat Kartu Pemilih KOTAAGUNG (Lampost): Puluhan warga Pekon Kedamaian, Kecamatan Kotaagung, Tanggamus, mengaku kecewa karena tidak bisa ikut memilih bupati dan wakil bupati dalam pemungutan suara 27 September. Warga Pekon Kedamaian, Solahuddin, Selasa (25-9), mengaku kesal karena dirinya tidak masuk daftar pemilih tetap (DPT) dan tidak mendapat undangan untuk memilih. “Kami tidak terdata dan belum mendapatkan surat undangan pencoblosan. Padahal, kami warga penduduk asli Kotaagung yang memiliki hak untuk menyumbangkan suara,” kata Solahudin. Meskipun ada solusi dengan menggunakan KTP, nama mereka tak terdata. “Mau bagaimana lagi, sepertinya kami akan kehilangan hak pilih. Kami telah meminta kepada ketua PPK kecamatan ini untuk kembali melakukan pendataan secara lebih teliti. Sebab, kami juga berke-

inginan untuk menggunakan hak pilih kami,” kata dia. Sementara itu, Ketua Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kotaagung Dulmanan mengaku tidak mengetahui ada warga yang belum terdata. Alasannya, dari jauh hari seluruh warga, di Kecamatan Kotaagung khususnya, sudah terdata secara pasti. Kendati begitu, pihaknya akan secepatnya melakukan cross check ke lapangan untuk mencari kebenarannya. “Saya tidak mengetahui jika masih ada warga yang belum terdata, karena sepengetahuan saya seluruh warga sudah terdata semua,” ujarnya. Begitupun soal warga yang tidak mendapatkan undangan pencoblosan, Dulmanan kembali mengatakan tidak tahu. “Jika benar ada warga yang belum terdata, kumpulkan nama-nama warga yang belum terdata, agar bias secepatnya didata dan mendapatkan undangan,” ujarnya. (CK-2/U-2)

BANDAR LAMPUNG (Lampost): Seluruh penyelenggara pemilukada di tiga kabupaten tidak boleh mundur dari tugas pemungutan suara yang akan digelar besok, Kamis (27-9). Apa pun alasannya, pengunduran diri menjelang pemungutan suara masuk kategori pemboikotan pemilukada.

LAMPUNG POST/ARIPSAH

PEMBAKARAN SURAT SUARA. KPU Lampung Barat dengan diawasi panwas dan polres setempat, Selasa (25-9), membakar 15.450 lembar surat suara yang rusak.

LAMPUNG BARAT

KPU Musnahkan 5% Surat Suara

PELANGGARAN

Tim Bima Akui Tangkap Pelaku Kampanye Hitam KOTA AGU NG ( L a mpos t): Tim pendukung pasangan Bambang Kurniawan-Samsul Hadi, Tim Beguai Jejama (Bima), mengaku menangk ap p e l a k u p e nye b a r a n kampanye hitam. “Kami berhasil menangkap salah seorang warga berinisial Mur, warga Pekon Banjarmanis, Kecamatan Gunungalip, yang kedapatan menyebarkan koran dan fotokopian koran kampanye hitam terhadap calon bupati Bambang Kurniawan,” kata Ketua Tim Bima, Nuzul Irsan, Selasa (25-9). Selanjutnya, kata Nuzul, ok nu m p e ny e b a r k or a n kampanye hitam itu dibawa ke Posko Koalisi Bima di kantor DPC PDIP Kabupaten Tanggamus di Pekon Kampungbaru, Kecamatan Kotagung Timur, berikut barang bukti koran dan fotokopian koran pemberantas korup-

tor (KPK) kampanye hitam. “Pelaku sudah kami serahkan ke Polres Tanggamus untuk diproses sesuai hukum yang berlaku. Kami sudah tahu identitas aktor intelektual di balik semua ini,” kata Nuzul. Namun, Kapolres Tanggamus AKBP Bayu Aji mengatakan belum tahu ada pelaku kampanye hitam yang ditangkap Tim Bima dan diserahkan ke Polres Tanggamus. “Tidak ada ada pelaku penyebar koran dan fotokopian koran yang diduga kampanye hitam yang kami tangkap atau diserahkan ke kami oleh Tim Bima. Kalapun ada yang ditangkap, pasti masih ditangani panwaslu karena itu masih ranahnya panwaslu. Baru kalau ada tindak pidananya, akan diserahkan ke Gakkumdu,” kata Kapolres Tanggamus AKBP Bayu Aji, melalui sambungan telepon selulernya. (UTI/U-2)

I7

LIWA (Lampost): KPU Lampung Barat memusnahkan dengan cara dibakar 15.450 lembar surat suara rusak atau 5% dari total 303.776 lembar surat suara yang akan digunakan dalam pemungutan suara Kamis (27-9). Pemusna ha n ya ng berlangsung di halaman kantor KPU Lampung Barat, Selasa (25-9), itu turut disaksikan panitia pengawas (panwas) dan Polres Lampung Barat. Ditemui usai pemusnahan surat suara itu, Sekretaris KPU Lampung Barat Maidar mengatakan dari 15.450 surat suara yang dimusnahkan

tersebut, sebanyak 11.674 surat suara rusak dari percetakan, sedangkan 3.776 surat suara rusak saat dilipat oleh petugas KPU. Selain surat suara, Maidar juga mengatakan terdapat empat buah master film surat suara dan 12 buah master pelat suara yang i kut dibakar. “Semua yang rusak kami bakar setelah mendapat persetujuan Panwas dan Kepolisian,” kata Maidar. Menurut Maidar, kerusakan dan pemusnahan tersebut tidak mengurangi jumlah surat suara yang akan digunakan pada hari pencoblosan

karena sudah termasuk pada 2,5% penambahan. Total keseluruhan surat suara berdasarkan daftar pemilih tetap itu sebanyak 296.367. “Tidak mengurangi surat suara yang akan digunakan karena memang ada penambahan 2,5% dari total DPT yang kegunaannya memang untuk mengantisipasi jika terjadi kerusakan surat suara,” ujar Maidar. Selanjutnya, Maidar mengatakan seluruh surat suara yang baik itu akan dikirim ke 826 tempat pemungutan suara (TPS) di 25 kecamatan se-Lampung Barat. (CK-1/U-2)

Anggota KPU Lampung Ed- “Mereka sudah disumpah unwin Hanibal, Selasa (25-9), tuk menjalankan tugas sampai mengatakan sanksi bagi pelaku pemilukada selesai. Jadi, kalau boi kot pemi lukada adalah mereka mundur, ada sanksi pidana. “Seluruh penyeleng- pidana,” kata Endang. gara harus tetap menjalankan Menurut Endang, Panwas tugas karena saat ini sudah Tulangbawang yang mengunmemasuki tahap pemungutan durkan diri melanggar UU suara. Kalau mereka mundur, 15/2011. “ Da l a m Pasa l 99 silakan saja, karena mereka dijelaskan, panwas mundur bisa masuk penjara karena dengan a lasan men i ngga l dianggap memboikot pemilu- dunia maupun diberhentikan dengan tidak hormat karena kada,” kata Edwin. Menurut mantan ketua Lem- melanggar kode eti k maubaga Bantuan Hukum (LBH) pun pidana. Lah, mereka ini Bandar Lampung itu, jika sam- alasannya (mundur) apa?” pai penyelenggara mundur, ujar dia. Karena itu, Endang hal itu melanggar Undang- menilai penyelenggara yang Undang 32 Tahun 2004 tentang mu ndur saat pemu ng utan Pemerintahan Daerah, UU No- suara merupakan langkah mor 15/2011 tentang Kami jamin tidak Penyelenggara Pemilu, serta pelaksanaan pemilukada karena per at u ra n KPU. kami yang akan terjun langsung Edw i n mengatakan penyelenggara tidak profesional. pemilukada terdiri dari KPU, Di sisi lain, Bawaslu Provinsi PPK , PPS , d a n pet u gas d i Lampung telah diberi mandat TPS atau K PPS. Sementara untuk mengawasi pelaksadari pengawasan terdiri dari naan Pem i lu kada T u langpanitia pengawas (panwas) bawang. “Saya menyayangkabupaten, panwas kecamat- kan mundurnya mereka (Panan, dan petugas pengawas was Tulangbawang, red) di lapangan (PPL). hari-hari terakhir menjelang Terkait Panwas Pemilukada pencoblosa n. K a m i ja m i n Tulangbawang yang mundur tidak mengganggu pelaksanakarena tidak dapat honorarium, an pemilukada karena kami Edwin justru mempertanyakan yang akan terjun langsung,” motivasinya. “KPU, PPK, dan kata Ketua Bawaslu Provinsi PPS di Tulangbawang juga Lampung Nazaruddin. belum dapat honor. Jadi, bukan Sementara itu, KPU Tulangalasan mundur karena tidak bawang memastikan seluruh dapat honor. Kalau memang logistik telah siap di TPS saat mau mundur, kenapa tidak pemungutan suara berlangdari dulu-dulu. Jadi, masih ada sung. “Logistik dikirim sekesempatan untuk mengganti. rentak hari ini (kemarin, red). Kalau mundurnya sekarang, Pas pemungutan suara, semua jelas itu adalah memboikot logistik sudah siap di TPS. Tinggal pelaksanaannya saja,” kata pelaksanaan pemilukada.” anggota KPU Tulangbawang Disumpah yang membidangi pokja logisSa n k si terhadap penye - tik, Umiyati. lenggara yang mundur juga Logistik yang dikirim itu melidisampaikan anggota Badan puti surat suara, kotak suara, forPengawas Pem i lu (Bawas- mulir-formulir, alat pencoblos, lu) Endang Wihdaningtyas. serta alat tulis. (CR-2/ATA/U-2)

MENGGANGGU

HITUNG CEPAT

Pemenang Sudah Bisa Diketahui Pukul 16.00 BANDAR LAMPUNG (Lampost): Pemenang pemi lukada tiga kabupaten diketahui paling lambat Kamis (27-9), pukul 16.00. Hal itu setelah Jaringan Survei Indonesia (JSI) akan melakuk a n peng h it u nga n cepat (quick count) di Lampung Barat dan Tulangbawang. Sedangkan di Tanggamus, penghitungan cepat dilakukan Rakata Institute. Koordinator JSI wilayah Lampung, N. Sumardi, Sel a s a (25 - 9), men gat a k a n le m ba ga ny a me l a k u k a n penghitungan cepat di Tulangbawang dan Lampung Barat dengan melibatkan 460 relawan yang ditempatkan di 230 tempat pemungutan suara (TPS) di Tulangbawang dan 230 TPS di Lampung Barat. “Di Lampung Barat ada 230 relawan untuk 230 TPS, sisanya di Kabupaten Tulangbawang. Hasil perhitungan

cepat kami umumkan pada pukul 16.00. Mereka bertugas mengirimkan data hasil penghitungan suara di TPS masing-masing mulai pukul 13.00,” kata Sumardi. Sedangkan hasi l dari penghitungan suara tersebut akan diketahui siapa kandidat yang akan unggul dalam pemilihan bupati dan wakil bupati di Tulangbawang dan Lampung Barat pada pukul 16.00. Karena pada waktu tersebut diperkirakan semua TPS sudah selesai melakukan rekapitulasi penghitungan suara di tingkat TPS. “Kandidat yang menang di Tuba dan Lambar akan diketahui pukul 16.00 sehingga masyarakat tidak perlu menunggu berhari-hari untuk mengetahui nama pemenangnya,” kata koordiantor JSI yang sudah melakukan survei dan hitung cepat di sejumlah pemilukada sebelumnya. (CR-2/U-2)

LAMPUNG POST/RIAN PRANATA

MASA TENANG

LOGISTIK TULANGBAWANG. KPU Tulangbawang mengirim barang-barang keperluan pemungutan suara, Selasa (25-9). Pengiriman logistik yang dikawal polisi tersebut ditargetkan tiba di TPS-TPS hari ini.

Pol. PP Copoti Atribut Kampanye

KEAMANAN

LIWA (Lampost): Polisi Pamong Praja (Pol. PP) Kabupaten Lampung Barat, Selasa (24-9), mencopot atribut kampanye yang masih terpasang di jalan dan rumah-rumah pendudu k. Pem bersi han atribut itu dimulai di Kecamatan Balikbukit, Batubrak, dan Belalau. Kepala Kantor Satpol PP Lampung Barat Imtizal menjelaskan pencopotan dan pembersihan atribut kampanye pasangan calon bupati-wakil bupati yang masih terpasang tersebut untuk menindaklanjuti Surat Panitia Pengawas Kabupaten (Panwaskab) No. 056/ Pa nw a s lu - L B/ I X / 2012 tanggal 21 September 2012. Surat panwas itu, kata dia, meminta pemerintah daerah melalui satuan kerja terkait untuk membersihkan segala

Polisi Mulai Jaga TPS LI WA ( La mpost): Kepol isian Resort Lampung Barat, Selasa (25-9), melepas personel yang akan mengamankan pencoblosan di tempat pemung utan suara (TPS). Sebanyak 324 personel kepolisian tersebut menjaga 826 TPS hingga H+2 sesudah pencoblosan, 27 September. Kapolres Lampung Barat AKBP Abdul Karim Tarigan, usai apel penglepasan d i halaman Mapolres Lampung Barat, mengatakan mulainya pergerakan personel yang mengamankan TPS itu karena logistik yang akan digunakan sudah didistribusi kan ke seluruh keca-

matan dan sebagian sudah didistibusikan ke TPS. “Karena log ist i k suda h d id i st r i busi kan, anggota kita geser untuk Pam TPS, sehingga H-1 semua TPS sudah dijaga sesuai penugasan masing-masing personel,” kata Tarigan. Menurut Kapolres, personel bertugas dari H-1 hingga H+2 pemilihan, karena pengamanan tersebut dilakukan hingga surat suara dibawa kembali ke KPU. Untuk penempatan personel, kata Kapolres, disesuaikan dengan kategori keamanan wilayah. Untuk kategori aman satu, satu polisi dibantu enam limas menga-

mankan tiga TPS; untuk aman dua, satu polisi dibantu delapan Linmas mengamankan empat TPS. Selanjutnya, untuk kategori rawan satu, satu polisi dibantu empat linmas mengamankan dua TPS; sedangkan untuk kategori rawan dua, satu polisi dibantu dua linmas mengamankan satu TPS. “Dari 826 TPS, yang masuk kategoti aman satu sebanyak 330 TPS, aman dua 204 TPS, sementara kategori rawan satu sebanyak 258 TPS, dan kategori rawan dua 34 TPS. Kategori itu berdasarkan jangkauan, jarak, dan tingkat kerawanan” ujar dia. (CK-1/U-2)

bent u k at r i but kampanye parpol pengusung calon bupati dan wakil bupati. Pembersi han atri but itu dilakukan bagi atribut yang terpasang di tempat-tempat umum, di jalan-jalan protokol, dan tempat pribadi. Atribut hanya boleh dipasang di kantor partai koalisi pengusung pasangan calon. Pencopotan juga berlaku untuk atribut di kendaraan-kendaraan. Atri but yang d i lepas itu kemudian dibawa ke kantor Satpol PP lalu dikembalikan ke pemiliknya. “Bagi atribut yang masih terpasang, baik di tempat umum, jalan-jalan, maupun di tempat pribadi, termasuk di kendaraan-kendaraan, hari ini mulai dilepas dan dibersihkan, mengingat saat ini merupakan saat tenang,” ujar Imtizal. (ELI/U-2)


I8 RABU, 26 SEPTEMBER 2012

SIAPA MENGAPA

B A G I Nasr u l lah Yusuf, gedung ber t i ng k at da n megah d i komplek s Perguruan Tinggi Teknokrat miliknya tak sekadar indah dan sedap dipandang. Namun, LAMPUNG POST/ZAINUDDIN juga merupakan sarana berolahraga untuk menjaga kebugaran tubuhnya. Alumnus Western Michigan untuk program MBA dan S-3 dari Universitas Padjadjaran itu sengaja tidak menyiapkan lift untuk menaiki gedung di kampusnya yang hingga 5 atau 6 tingkat sekalipun. “Setiap ada kesempatan di kampus saya selalu menyempatkan mengunjungi setiap ruang dan gedung untuk melihat aktivitas perkuliahan dan mahasiswa,” kata ayah dua orang putra-putri ini. Bagi Nasrullah, naik turun tangga sekaligus mengukur kebugarannya sendiri. “Alhamdulillah meskipun sudah 50 tahun lebih saya masih kuat naik turun tangga,” kata Nasrullah usai membuka pekan orientasi perguruan tinggi Teknokrat pekan lalu. (UNI/R-4)

WAT-WAT GAWOH Cari Dana dengan Membugil GEGELOR do niku, sapa muneh sai aga ngeni pitis (Telanjanglah Anda, siapa pula yang mau memberi uang). Ceritanya, 200 -an orang terl i hat bug i l dan berlari-lari DP. RAHARJO di Laut Utara untuk memecahkan rekor dunia. Namun, jumlah itu dinilai belum bisa memecahkan rekor sebelumnya. Acara The North East Skinny Dip digelar sebagai bentuk penggalangan dana untuk amal. Namun, penyelenggara acara itu menilai jumlah warga yang ikut tidak terlalu banyak dan tidak berhasil memecahkan rekor. Sejumlah warga ikut untuk menyambut musim gugur. Pada 2011, Skinny Dip dilakukan di Pantai Rhossili, Wales. Acara itu diikuti oleh sekira 400 orang. Mereka mencoba untuk menggalang dana untuk pengobatan kanker. Menurut Higginson, acara di Pantai Rhossili cukup memberinya inspirasi untuk mengorganisasi acara serupa di Laut Utara. Otoritas penjaga pantai pun mengizinkan warga untuk menggelar acara tersebut. Ai kidah, guai gegilaran riya ano (Astaga, kerjaan gilagilaan saja itu).(P)

PEMILUKADA TANGGAMUS

Indra Ismail dan Dino Cabup-Cawabup Terkaya fikasi dari Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Kekayaan itu, menurut Herfan, meliputi harta tidak bergerak, harta bergerak, surat beharga, barang berharga, serta data utang piutang. “Jadi data-data kekayaan yang kami sampaikan sepenu h nya d i l a mpi rk a n oleh masing-masing calon. Tidak ada unsur rekayasa kekayaan kepada publik,” kata Herfan. Secara perinci, kekayaan masing-masing calon adalah cabup Rizal Umar dengan kekayaan Rp4,2 miliar dan pasangannya Wahid Jamaz Rp125 juta. Cawabup yang berpasangan dengan Indra Ismail, Salamun, Rp428 juta, cabup Juanto Muhajirin Rp2,9 miliar, cawabup M. Yahdi Rp399 juta. Cabup Astin A limudin Rp4,5 miliar dan cawabup Heri Iswayudi Rp832 juta, sedangkan cawabup yang berpasangan dengan Bambang Kurniawan, Syamsul Hadi, kekayaannya Rp906 juta. (UTI/U-2)

SERI A

Rekor pertemuan

Naik Turun Tangga

KOTAAGUNG (Lampost): Indra Ismail merupakan calon bupati terkaya dalam daftar kekayaan enam kandidat bupati-wakil bupati yang diumumkan KPU Tanggamus, Selasa (25-9). Total kekayaan Indra Ismail, yang juga wakil ketua DPRD Lampung itu, Rp20,8 miliar. Kandidat terkaya kedua adalah calon wakil bupati Diza Noviandi (Dino). Bahkan keponakan Gubernur Lampung Sjachroedin Z.P. tersebut lebih kaya dibandingkan calon bupati petahana Bambang Kurniawan. Kekayaan Dino Rp7,4 miliar, sedangkan Bambang Rp6,5 m i l iar. Di no juga lebih kaya dibandingkan pasangannya, calon bupati Fauzan Sya’ie yang memiliki harta Rp5,9 miliar. Pengumuman kekayaan pasa nga n ca lon bupat ic a lon w a k i l bup at i it u disampaikan Ketua KPU Tanggamus Herfan Zaili. Herfan mengatakan kekayaan masing-masing calon berdasarkan hasi l ver i-

www.lampungpost.com

Terbit Sejak 1974 Sirkulasi: (0721) 788999 Layanan Umum: (0721) 783693 Iklan: (0721) 774111 SMS: 0815 4098 5000 Redaksi (0721) 773888 SMS: 0812 7200 999

30 Jan 2012 Seri A AC Milan 3-0 Cagliari 21 Des 2011 Seri A Cagliari 0-2 AC Milan 15 Mei 2011 Seri A AC Milan 4-1 Cagliari 6 Jan 2011 Seri A Italia Cagliari 0-1 AC Milan 3 Apr 2010 Seri A Cagliari 2-3 AC Milan

Pelatih:

Antonio Nocerino

Mesbah

Massimo Ficcadenti 24

15 25

Mexes 5

23

Abbiati Bonera

18

92

23

7

Pazzini

De Jong

Conti

Pinilla

El Shaarawy

Nocerino Montolivo 34

20

Abate

5

51

Emanuelson 8

25

Saatnya Milan Lewati Krisis

Pelatih:

Massimiliano Allegri

Ibarbo

Perico

15

Rossettini Agazzi

4 Nainggolan

20

19

Ekdal

Thiago

13

1

Radja Nainggolan

Astori

14

Pisano

Substitutes 1 59 2 13 76 77 10 21

Amelia Gabriel De Sciglio Acerbi Yepes Antonini Boateng Constant

Substitutes

AC Milan (4-3-1-2) 5 laga terakhir AC Milan

(4-3-3) Cagliari 5 laga terakhir Cagliari

15 Sep 2012 Seri A Palermo 1-1 Cagliari Udinese 2-1 AC Milan Seri A 23 Sep 2012 3 Sep 2012 Seri A Cagliari 1-1 Atalanta AC Milan 0-0 Anderlecht Liga Champions 19 Sep 2012 AC Milan 0-1 Atalanta Seri A 16 Sep 2012 Siaran langsung 27 Agu 2012 Seri A Genoa 2-0 Cagliari Bologna 1-3 AC Milan Seri A 2 Sep 2012 TVRI, Kamis (27-9) 13 Mei 2012 Seri A Fiorentina 0-0 Cagliari AC Milan 0-1 Sampdoria Seri A 26 Agu 2012 Pukul 01.45 WIB 7 Mei 2012 Seri A Cagliari 0-2 Juventus

Avramov 25 Camilleri 2 Ariaudo 3 Murru 29 Avelar 8 Nene 18 Dessena 21 Larrivey 9 FOTO: AP, GRAFIS: FAHMI

Sapi Impor Diduga Jadi ‘Permainan’ BANDAR LAMPUNG (Lampost): Instruksi Menteri Pertanian untuk mereeskpor ribuan sapi impor ilegal tidak segera dipatuhi. Diduga kasus ini sudah menjadi “permainan” kelompok tertentu. “ B o l a s e k a r a n g ad a d i kementerian, kami hanya menunggu. Bila tidak ada gera k a n , k a m i a k a n me m a n g g i l k e m b a l i ,” k a t a a n g g o t a K om i s i I V DP R , Sudin, Selasa (25-9). Menu r ut Sud i n , s emu a pi hak mempunyai dalih masing-masing bahwa mere k a ben a r. I mpor t i r, Di r jen Peter nakan, dan Balai Karantina menyatakan bahwa mereka benar. Sudin mempersilakan mereka beradu argumentasi, tetapi DPR hanya menunggu. Menurut dia, bila memang ada data tambahan yang harus dipenuhi pengu s a h a , s e h a r u s ny a d i s o sialisasikan sebelum impor

terjadi. Apa bi la data sebagai syarat impor baru dikeluarkan setelah impor berlangs u n g , d i k hawat i rk a n i n i sudah menjadi permainan. “ Kenapa t ida k da r i awa l syarat atau at u ra n ma na yang dipakai dalam impor sapi ini?” Sud i n menam ba h kan ba nya k mek a n i sme ya ng harus di lalui untuk reeks p o r. S e l a i n i t u , h a r u s d ica r i k a n a lter nat i f ji k a negara asal tidak mau menerima kembali ribuan sapi tersebut. Sementara itu, Dirjen Peternakan Syukur Iwantoro eng ga n mena ng gapi re ekspor sapi ilegal tersebut.

“Lebih baik ditanyakan ke Bada n K a ra nt i na k a rena kewenangan kasus i mpor sapi ada di badan tersebut,” kata Syukur melalui pesan pendeknya. Dosen Kebijakan Pu blik I l mu Pemer i nta ha n F ISIP Universitas Lampung, Maulana Mukhlis, mengatakan banyak kepentingan yang mewarnai impor sapi i lega l. Menu r ut d ia, pengusaha berkeras tidak mau mereekspor dengan alasan dok u me n i mp or s api s e suai kenyataan, yakni sapi bibit. Biaya u nt u k reek spor te nt u t i d a k s e d i k it , d a n bila sapi itu dikembalikan bisa memengaruhi cashflow per u sa haa n. “ K a l au perusahaan, jelas memandangnya dari kepentingan ekonomis perusahaan,” ujarnya. Sementara Kementerian Pe r t a n i a n b e rke r a s s api impor itu harus direekspor karena tidak sesuai doku-

me n , t ap i me ny e r a h k a n p e l a k s a n a a n ny a k e p ad a i mpor t i r. Se d a n g k a n D ina s Peter na k a n ke beratan re ekspor dan terkesan membela importir dengan alasan sapi impor bisa mendukung target swasembada daging 2014. Dokumennya pun dinilai s e s u a i k a r e n a s api bu n ting termasuk kategori sapi bibit. “Jadi banyak kepentingan di sini. Kalau tidak d ije r n i h k a n , t id a k a k a n selesai-selesai,” kata dia. Maulana juga mendesak pemerintah daerah duduk bersama dengan Kementerian Pertanian, Bea Cukai, DPR, dan lainnya untuk meluruskan persoalan aturan impor bibit ini agar jangan salah penafsiran. M i sa l nya tenta ng bi bit sapi seperti apa yang dilarang atau diperbolehkan. “K a lau i n i t ida k d i lu r usk a n , p a s t i t e r jad i l a g i ,” ujarnya. (WIN/LIN/R-4)

MILAN—Laga melawan Cagliari, Kamis (27-9) dini hari WIB, menjadi kesempatan AC Milan bangkit dan mengakhiri “kutukan”. Musim ini, Stadion San Siro seakan tak ramah lagi bagi sang empunya. Dalam tiga laga sebelumnya di stadion kebanggaannya itu, pasukan Massimiliano Allegri belum pernah meraih kemenangan. Hasil terbaik yang diraih adalah imbang 0-0 dengan Anderlecht di Liga Champions, setelah sebelumnya kalah masing-masing 0-1 dari Atalanta dan Sampdoria. Kondisi tersebut dibarengi kekalahan 1-2 d i kandang Udinese, akhir pekan kemarin, setidaknya akan memengaruhi mental para pemain. Tekanan berlipat karena tuntutan para fan yang menginginkan tim kesayangannya menang. Laga memang akan berjalan sulit bagi Milan karena mereka pun tak bisa didampingi sang pelatih yang sedang menjalani skors. Bagaimanapun caranya, menaikkan mental bertanding harus dilakukan agar bisa tampil dengan kepercayaan diri tinggi. Performa Cagliari sendiri di awal musim ini tidaklah berjalan dengan baik. Bahkan di laga terakhir, Cagliari dinyatakan kalah 0-3 dari AS Roma akibat ditundanya laga di Stadion Quartu Sant’Elina karena alasan faktor keamanan. Dari empat laga Seri A, Radja Nainggolan dkk. hanya mengemas dua poin dari laga melawan AS Roma. Melihat situasi yang sedang menimpa Milan, kesempatan terbuka bagi Gli Isolani menuai hasil bagus di pekan kelima ini. Itu dapat diraih jika arsitek Massimo Ficcadenti menerapkan strategi jitu. Apalagi kondisi fisik anak asuh Ficcadenti lebih segar dibandingkan pemain Milan karena tidak bermain di pekan lalu. Bukan tak mungkin mereka mengikuti jejak Atalanta dan Sampdoria memberi kesulitan bagi tuan rumah. (DBS/O-2)

PEMILIHAN PR UNILA

Debat Kandidat Jadi Mimbar Bebas BANDAR LAMPUNG (Lampost): Debat kandidat calon pem ba nt u rek tor Un i la berubah menjadi mimbar bebas. Ketidakhadiran dua calon pembantu rektor, Tantowi dan Nengah Maharta, menyebabkan debat kandidat menjadi dingin dan antiklimaks. Sebab, calon yang hadir hanya memaparkan program ker ja u nt u k mendu k u n g visi-misi rektor Unila. Akibatnya, mahasiswa urung mengajukan memorandum of understanding (MoU) dengan para calon. “ Me m a n g a nt i k l i m a k s jadinya. Tetapi, ini sudah menjadi keputusan Badan

Eksekutif Mahasiswa (BEM) Un i la da n BEM fa k u ltas. Kami kesulitan menempatkan indikator yang terukur kepada para ca lon,” ujar Arjun Fatahillah, presiden BEM Un i la, usai menggelar for um jari ng aspirasi mahasiswa bersama empat calon, Selasa (25-9). Debat kandidat dihadiri e mp at d a r i e n a m c a lon , yakni Hasriadi Mat A k in, John Hendri, Dwi Haryono, dan Sunarto. Terkait hasil per temuan yang berlangs u n g d i P o n d o k K e l ap a , kemarin, BEM universitas d a n f a k u lt a s te t ap a k a n me n g aj u k a n n a m a p e m ba nt u re k tor sec a ra ter -

tutup kepada Rektor berdasarkan hasil sosialisasi, pemaparan para calon, dan hasil borang yang sempat d i ba g i k a n pa n it i a kepad a b e b e r ap a m a h a s i s w a ya ng had i r da la m for u m tersebut. Forum ini dihadiri 30-an mahasiswa dan beberapa dosen, for um yang lebih bernuansa sosialisasi ketimbang debat. Paparan pertama disampaikan Hasriadi Mat A kin yang saat ini ber posisi petahana sebaga i c a lon pem ba nt u Re k tor I Un i l a. Menu r ut dia, core bisnis Unila tetap berada pada pelaya na n akademik. (MG1/S-2)

LAMPUNG POST/HENDRIVAN GUMAY

DEBAT KANDIDAT. (Dari kiri ke kanan) Calon pembantu rektor Unila Hasriadi Mat Akin, John Hendri Dwi Haryono, dan Sunarto mengikuti debat kandidat di Pondok Kelapa, Jalan Sumantri Brojonegoro, Bandar Lampung, Selasa (25-9).


Ekonomi

RABU, 26 SEPTEMBER 2012

KURS JUAL

10.526,54

YEN JEPANG (JPY) 100

KURS BELI

9.479,52

DOLLAR KANADA (CAD) KURS JUAL

10.306,75

KURS BELI

9.279,51

DOLLAR NEW ZEALAND (NZD) KURS JUAL

8.302,90

KURS JUAL

2.954,63

KURS BELI

11.661,96

DOLLAR SINGAPURA (SGD)

KURS BELI

7.474,66

KURS JUAL

8.220,52

KURS BELI

7.402,58

EURO (EUR) KURS JUAL

13.050,58

DOLLAR AMERIKA (USD) KURS JUAL

KURS BELI

10.080,00

9.080,00

Indeks KOMODITAS

Indeks VALUTA ASING

DOLLAR AUSTRALIA (AUD)

DOLLAR HONGKONG (HKD) KURS JUAL

KURS BELI

1.300,18

1.171,11

POUNDSTERLING INGGRIS (GBP) KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

11.754,97

16.362,86

14.736,84

per Selasa, 25 September 2012 Sumber Bank Indonesia

KOMODITAS

LOKASI SENTRA

CPO Minyak Kelapa Kakao Kopi Arabika Kopi Robusta Karet TSR 20 Lada Hitam Lada Putih Jagung (kering)

Medan Bitung Makassar Medan Lampung Palembang Lampung Pangkalpinang Lampung

LAMPUNG POST

I9

HARGA (Rp/Kg)

7.757 8.660 18.908 0 20.689 26.939 56.754 82.615 2.129

per Selasa, 25 September 2012 Sumber: Bappebti-Kementerian Perdagangan

KILAS Taksi Diimbau Gunakan LGV JA K A RTA—Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral mengimbau kendaraan umum taksi untuk menggunakan liquefied gas for vehicle (LGV). Upaya itu dilakukan untuk mendukung program konversi bahan bakar minyak (BBM) ke bahan bakar gas (BBG) yang dilakukan pemerintah. “Kami sudah mengimbau taksi untuk menggunakan LGV. Aturan yang mandatory belum. Sementara masih dalam bentuk imbauan saja. Tetapi, karena harga Pertamax (BBM nonsubsidi) mahal, mereka dengan sukarela menggunakannya karena harganya lebih murah,” ujar Direktur Jenderal Minyak dan Gas ESDM Evita Legowo di Jakarta, Senin (24-9). Untuk memperbanyak konsumsi LGV, pemerintah memberi tambahan subsidi untuk LGV. Dalam RAPBN 2013, subsidi untuk LGV ditetapkan sebesar Rp100 miliar, naik hampir dua kali dibandingkan anggaran yang ditetapkan pemerintah dalam APBN Perubahan 2012 yang sebesar Rp54 miliar. (MI/E-2)

Presiden Jamin Investasi di RI Tidak Sia-sia NEW YORK—Presiden Susilo Bambang Yudhoyono meyakinkan para calon investor yang hadir dalam Indonesia Investment Day, bahwa investasi mereka tidak akan siasia karena perekonomian Indonesia akan tetap bertahan di tengah gejolak global yang mungkin muncul. “Saya yakin dengan masa depan Indonesia. Indonesia tidak hanya menarik, tetapi juga menawarkan peluang emas yang harus ditangkap sekarang. Investasi Anda tidak akan sia-sia,” kata Presiden dalam pidatonya di hadapan para pengusaha di Bursa Efek New York, Senin (24-9). Keyakinan Presiden Yudhoyono atas keberlanjutan perekonomian Indonesia bukan tanpa alasan. Ia menyebutkan sedikitnya tiga alasan yang mendasari hal itu. “Pertama, debat tentang sistem politik di Indonesia telah selesai. Demokrasi telah sampai pada titik yang tidak terbantahkan.” Alasan kedua yang mendasari keyakinan Presiden bahwa perekonomian Indonesia akan berkelanjutan adalah pertumbuhan ekonomi Indonesia bukan hal yang artifisial. “Ini asli. Ini didasari oleh makro ekonomi yang kuat,” ujar dia. (ANT/E-2)

ANTARA/INDRIANTO EKO SUWARSO

KEDELAI MASIH MAHAL. Sejumlah pengusaha tempe melakukan aktivitas produksi di pabrik pembuatan tempe rumahan, Cipayung, Depok, Jawa Barat, Senin (24-9). Sejak aksi mogok produksi tahu dan tempe massal beberapa waktu lalu, hingga kini harga kedelai di Depok masih membumbung di kisaran Rp8.300/kg.

PERKEBUNAN

Pemprov Dorong Pola Kemitraan BANDAR LAMPUNG (Lampost): Dinas Perkebunan Provinsi Lampung terus mendorong program kemitraan pelaku utama antara petani dan pengusaha di sektor perkebunan. Kepala Dinas perkebunan Prov i nsi Lampu ng Sutono meng ungkapkan prog ra m kem it raa n i n i harus dilakukan karena pada dasarnya pengusaha menginginkan bahan baku berkualitas baik. Petani juga menginginkan harga tinggi untuk hasil tanamannya. Kedua pihak ingin sama-sama diuntungkan. “ Kem it raa n i n i perlu dilakukan mulai dari penanaman, pengolahan, dan penanganan pascapanen. K a m i juga a k a n potong rantai distribusinya,” ujar Sutono, Senin (24-9). Dia mengilustrasikan pe-

rusahaan Delfi yang termasuk pelaku usaha besar. Berdasarkan pertemuan yang telah dilakukan Pemprov Lampung, perusahaan cokelat tersebut bersedia menjalin kemitraan dengan petani cokelat. “Kalau ini berjalan dengan baik, petani juga akan diuntungkan karena hasil tanamannya bisa langsung diambil perusahaan dengan harga dan kualitas yang disepakati.” Selain itu, kata Sutono, program One Village One Product pada sektor perkebunan seperti yang dilaksanakan Pemerintah Kabupaten Lampung Selatan juga patut dicontoh daerah lai n. Dengan dem i k ian, di masing-masing daerah ada fokus pengembangan tanaman perkebunan yang sesuai dengan kultur dan kondisi lahan. (VER/E-2)

ANTARA/SENO S.

PANGAN ALTERNATIF. Wakil Menteri Pertanian Rusman Heriawan (tengah) mencicipi mi ayam yang terbuat dari tepung mocaf (modified cassava flour) atau tepung singkong di Warung Mr. Te, Tegal Gede, Sumbersari, Jember, Jawa Timur, Selasa (25-9). Berbagai macam olahan makanan dari tepung mocaf, seperti beras, mi ayam, dan aneka kue merupakan bahan pangan alternatif yang memiliki gizi yang tidak kalah dari beras.

PELUMAS

NTP Tinggi, Petani Tetap Miskin BANDAR LAMPUNG (Lampost): Nilai tukar petani (NTP) di Lampung sejak Juni—Agustus 2012 paling tinggi se-Indonesia dengan nilai 106,23, tetapi tingkat kesejahteraan petani padi sangat rendah. “Meskipun NTP Lampung paling tinggi se-Indonesia, tapi kesejahteraan petani masih rendah. Kami terus berupaya meningkatkan kesejahteraan petani untuk menunjang program ketahanan pangan,” kata Wakil Gubernur Lampung M.S. Joko Umar Said, saat membuka sosialisasi sensus pertanian di Hotel Amalia, Selasa (25-9). Joko mengungkapkan untuk 2011 sektor pertanian hanya bertumbuh 5,16%. Lampung memberikan kontribusi ketersediaan pangan secara nasional dengan pencapaian produksi padi peringkat tujuh nasional. Untuk 2011, produksi padi mencapai 2.940.795 ton gabah kering giling (GKG) dengan share terhadap produksi nasional 4,47%. Menurut Joko, program ketahanan pangan nasional menjadi perhatian pemerintah. Bahkan,

untuk membantu petani padi, Bulog telah mengeluarkan kebijakan baru, yakni membeli beras di atas harga patokan untuk membantu petani. Sensus Pertanian Sementara itu, Badan Pusat Statistik (BPS) mulai melakukan sensus pertanian pada 2013. Hasil sensus ini akan dijadikan bahan pengambilan kebijakan pemerintah dalam sektor pertanian. Populasi sensus pertanian ini meliputi perusahaan pertanian berbadan hukum, usaha rumah tangga pertanian, dan unit usaha pertanian lainnya. Sementara komod itas mel iput i ta na ma n pangan, hortikultura, perkebunan, peternakan, perikanan, dan kehutanan, kata A buzar Asra, peneliti utama BPS Jakarta, di sela sosialisasi sensus pertanian. “ Pem buata n kebija k a n da n

Toyota-Pertamina Produksi Oli

pengam bi lan keputusan yang berdasarkan bukti menjadi suatu keharusan agar keputusan yang diambil tepat guna,” kata Abuzar. Kepala BPS Lampung Ahmad Jailani mengatakan sensus pertanian 2013 lebih difokuskan pada pendapatan petani dengan tujuan memperoleh profil pendapatan petani, baik pendapatan dari sektor pertanian maupun bukan pertanian. Pem bicara lai n, Wan A bbas Zakaria, dosen Fakultas Pertanian Unila, mengatakan statistik sangat berperan dalam pengembangan agrobisnis di Lampung. Melalui statistik, dapat diukur t i ng k at daya sa i ng da n daya tahan agrobisnis suatu daerah, katanya. Sementara Ketua Apindo Lampung Yusuf Kohar menilai data statistik pertanian yang ada belum riil sesuai di lapangan. Masih diperlukan up-grade data karena sudah banyak terjadi perubahan dan perkem bangan d i tengah masyarakat. “Sensus pertanian ini penting agar kebijakan yang diambil pemerintah tidak salah,” kata Yusuf. (WIN/VER/E-1)

JAKARTA (Lampost): PT Toyota Astra Motor menggandeng PT Pertamina dalam memproduksi oli untuk mobil yang dipasarkannya di Indonesia. “Kami menggunakan Pertamina sebagai pemasok oli untuk Toyota Motor Oil (TMO), jadi produksi dalam nege ri semua,” kata Direktur Pemasaran TAM Joko Trisanyoto pada peluncuran TMO Syntetic Diesel di Jakarta, Selasa (25-9). Ia mengatakan sebagai distributor dan pemegang merek Toyota di Indonesia, TAM diizinkan oleh Toyota Motor Corp (TMC) untuk memilih vendor oli yang diajak kerja sama, meskipun TMC memiliki kerja sama dengan vendor oli, seperti Idemitsu di Jepang. “Kami memilih Pertamina karena Pertamina memiliki basis oli terbaik dan kemampuan pasokannya bagus,” kata Joko. TMC, lanjut dia, memiliki standar dan spesifikasi sendiri untuk oli mobil-mobil yang diproduksinya. “Seperti Toyota membuat shock breaker (peredam kejut), kami memesan komponen itu ke vendor dengan standar dan spec Toyota, begitu juga dengan oli,” kata dia. Mulai tahun ini, ujar Joko, pihaknya juga memasarkan TMO ke bengkel-bengkel umum dan toko suku cadang. “Selama ini kami memasarkannya lewat diler dan diler yang memasok ke bengkel resmi kami.” Namun, Joko tidak mengetahui dengan pasti jumlah kiloliter oli yang diproduksi Pertamina untuk TMO. “Kami belum miliki data penjualannya,” kata dia. (ANT/E-1)

PELUANG USAHA

Bakso tanpa Pengawet Makin Laris BERAWAL dari keinginannya untuk menyediakan makanan sehat, Supriyo mulai mencoba membuat bakso daging sapi dan bakso ikan tanpa bahan kimia. Semua bahan yang digunakan menggunakan bahan sehat tanpa pengawet kimia. Ternyata bisnis yang digelutinya sejak tahun 1997 ini makin berkembang dan tidak kurang 150 kg daging sapi dihabiskan dalam seminggu untuk membuat bakso. “Kesadaran orang mengonsumsi makanan sehat, mem buat daging bakso buatan saya ini cukup banyak dicari orang,” kata Supriyo, Selasa (25-9). Untuk menjual barang dagangan nya, Supr iyo t ida k membuka gerai khusus atau menjualnya di pasar. Cukup promosi dari mulut ke mulut,

ter ny at a mem bu at ba k so buatan Supriyo justru banyak d icar i orang. Supr iyo menawarkan bakso buatannya ke kantor-kantor, kafe-kafe, restoran, hotel, maupun ke konsumen langsung. Menurut dia, bakso sapi buatannya hanya menggun a k a n s e d i k it c a mpu r a n sagu sehingga rasa yang dihasilkan juga lebih lezat, kenyal, dan renyah. Sedangkan untuk bakso ikan, Supriyo menggunakan bahan berupa ikan nibung ditambah sagu, garam, dan lada. Dia tidak menggunakan tenggiri kare na teksturnya membuat bak so lebih lembek dan tidak kenyal. Karena tidak menggunakan bahan pengawet kimia, bakso produksinya tidak bisa bertahan lama bila tidak disim-

pan di lemari es. “Sore sudah berlendir itu ciri bakso yang tidak menggunakan bahan pengawet kimia. Kalau bakso disimpan tambah kering, itu patut dicurigai menggunakan bahan pengawet kimia.” Satu bungkus bakso berisi 25 butir bakso berukuran kecil, dijual seharga Rp10 ribu/bungkus. Sedangkan untuk bakso ukuran besar dijual butiran seharga Rp1.500/butirnya. Supriyo, yang juga berprofesi sebagai guru di salah satu yayasan di Bandar Lampung, optimistis usaha bakso berlabel Dwi Putra ini dapat berkembang pesat. Selain karena harga yang terjangkau dan tanpa bahan kimia, termasuk pengawet, bakso bu at a n ny a ju g a te rke n a l lezat ditambah kebutuhan masyarakat akan makanan

LAMPUNG POST/SONI ELWINA

BAKSO TANPA PENGAWET. Bakso daging sapi dan bakso ikan buatan Supriyo tidak menggunakan bahan kimia. Meskipun demikian, bakso buatannya sangat lezat dan banyak dicari orang. Foto dibidik di kediaman Supriyo di bilangan Tanjungsenang, Bandar Lampung, Selasa (25-9).

sehat makin bertambah. “Tiap hari saya buat selalu habis, jadi tidak pernah ada stok di rumah. Untuk peme-

sanan dalam jumlah besar ha r u s pesa n pa l i ng t ida k seha r i sebelu m nya,” k ata Supriyo. (WIN/E-1)


10

I

LAMPUNG POST

Bisnis & Korporasi

RABU, 26 SEPTEMBER 2012

KLIK Bandara Diminta Pakai Panel Surya JAKARTA-Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan meminta PT Angkasa Pura (AP) II membangun panel surya (solar cell) untuk memberikan penerangan pada terminal di bandara. “Saya minta supaya memasang solar cell sebanyak-banyaknya. Di atap bandara yang luas agar lampu penerangan dalam ruangan menggunakan solar cell agar kalau ada mati lampu, penumpang tidak kaget,” katanya usai Rapat Pimpinan Kementerian BUMN, Jakarta, Selasa (25-9). Kehadiran panel surya, menurut Dahlan, sebagai cadangan untuk penerangan. Di samping itu, ketergantungan kepada PT PLN akan berkurang. “Sehingga nanti untuk penerangan ruangan itu tidak usah pakai listrik dari PLN,” kata dia. Dahlan mengungkapkan peristiwa kebakaran di Duri Kosambi, Tangerang, yang menghentikan aliran listrik ke Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Cengkareng. “Karena seperti kejadian kemarin itu, ada kebakaran di bawah transmisi. Lampu mati ke arah bandara tetapi listrik cadangan bandara berfungsi dengan baik sehingga tidak mengganggu sama sekali operasi bandara,” kata dia. (MI/E-2)

PRODUKSI ROTAN. Seorang perajin rotan sedang menganyam rotan di Jalan Imam Bonjol, Bandar Lampung, Selasa (25-9). Dalam sehari, ia mampu membuat dua macam anyaman rotan dan dijual seharga Rp50 ribu—Rp200 ribu bergantung jenisnya. Dalam sebulan, perajin ini mampu meraup omzet Rp6 juta hingga Rp9 juta.

LAMPUNG POST/HENDRIVAN GUMAY

Perbankan Simpan 40% Dana Haji JAKARTA—Komisi VIII Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI menerima usulan bank penerima setoran (BPS) untuk mempertahankan sekitar 40% dana haji serta mengizinkannya untuk disimpan dalam bentuk deposito atau giro. “Kami memberikan izin untuk menetapkan 40% dana haji di perbankan demi memberikan kenyamanan bagi BPS biaya penyelenggaran ibadah haji untuk menutupi biaya-biaya yang terjadi terkait dengan proses penerimaan setoran BPIH,” kata Wakil Ketua Komisi VIII DPR Gondo Radityo Gambiro, seusai dengan Rapat Panja Komisi VIII DPR dengan PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk., PT Telekomunikasi Indonesia (Persero) Tbk., dan BPS di Jakarta, Senin (24-9). Gondo mengatakan Komisi VIII juga membiarkan 60% dana haji agar dapat dioptimalisasi sesuai dengan keinginan Kementerian Agama. Penetapan 40% dana haji di perbankan tersebut dinilai sebagai keharusan oleh PT BRI Syariah, yang merupakan salah satu bank penerima setoran BPIH. (MI/E-2)

IIMS 2012

Dinkes Pamerkan Mobil RS Keliling BANDAR LAMPUNG (Lampost): Dinas Kesehatan Lampung ikut ambil bagian dalam ajang Indonesian International Motor Show (IIMS) 2012. Pada ajang yang digelar di Jakarta International EXPO (JIExpo) Kemayoran, Jakarta, itu Dinkes memamerkan mobil rumah sakit (RS) keliling milik Pemprov Lampung. Mob i l R S k e l i l i n g i n i menggunakan minibus dengan dimensi total panjang 6.646 cm, lebar 1.945 cm, dan tinggi 2.165 cm. Minibus ini dilengkapi dengan peralatan kesehatan untuk r ua ng operasi kec i l da n sedang, ruang konsultasi, serta ruang laboratorium. Menurut Kepala Dinas Ke-

sehatan Lampung Reihana, keikutsertaan mobil RS keliling pada IIMS 2012 diharapkan bisa memberikan informasi kepada masyarakat bahwa pelayanan kesehatan di Lampung bisa menjangkau seluruh penduduk. RS keliling merupakan inovasi baru untuk mendekatkan akses pelayanan kesehatan rujukan kepada masyarakat yang di wilayahnya belum terdapat rumah sakit. Kegiatan RS keliling akan d ijadwa l k a n beroperasi secara bergantian daerah otonomi baru (DOB) yang belum memiliki fasilitas rumah sakit. RS keliling akan ditempatkan di dekat puskesmas perawatan. (RLS/E-2)

FOTOGRAFI

Canon Gelar PhotoMarathon JA K A RTA ( La mpos t): P T Datascrip kembali menggelar Canon PhotoMarathon Indonesia 2012 yang merupakan ajang fotografi terbesar di Indonesia dan Asia. “Bila tahun sebelumnya digelar di kawasan Ecopark Taman Impian Jaya Ancol untuk tahun ini diadakan di Plaza Arsipel, TMII,” kata Direktur Divis Canon PT Datascrip Meery Harun dalam sosialisasi Canon Photomarathon di Jakarta, Selasa (25-9). Menu r ut d ia, keg iatan yang memperebutkan hadiah ratusan juta rupiah ser ta trip photo clinic ke Hongaria dan Manado ini

menjadi Canon PhotoMarathon yang pertama kalinya diselenggarakan di tiga kota besar di Indonesia, yakni Surabaya (7 oktober 2012), Yogyakarta (14-10), dan Jakarta (20-10). Ini untuk memberi kesempatan lebih luas bagi masyarakat Indonesia untuk ikut bagian dari ajang bergengsi ini. Aja n g fotog ra f i a k ba r yang sudah tidak asing bagi peminat fotografi di Tanah Air ini tidak hanya menargetkan peserta dari kalangan fotografer profesional, juga peserta dari ragam usia dan profesi. (HES/E-2)

Bisnis Emas Pegadaian Bergeliat JAKARTA (Lampost): Bisnis gadai emas yang dikelola PT Pegadaian (Persero) terus berkembang. Masyarakat semakin getol membeli emas dari perseroan yang diperoleh dari PT Logam Mulia (anak usaha PT Aneka Tambang). Tercatat akumulasi transaksi PT Pegadaian hingga kini mencapai 50 ton emas. “Emas yang dipegang Pegadaian hingga kini mencapai 50 ton. Dengan nilai 1 gram Rp 500 ribu saja, total nilai emas Rp25 triliun,” kata Direktur Bisnis II PT Pegadaian (Persero) Wasis Djuhar di Hotel Bidakara, Jakarta, Selasa (25-9).

Ia mengata k a n kecenderungan masyarakat untuk membeli emas murni atau logam mulia semakin tinggi. Ini terjadi akibat dorongan investasi yang semakin besar. Emas juga masih dianggap investasi paling aman atau

save heaven karena nilainya jauh melebihi inflasi. “Kenapa emas karena dilihat dari data, orang beli emas untuk investasi mencapai 19% dan jum lahnya terus naik. Justru pembelian emas melalui perhiasan tur u n. Emas yang tad i juga sudah disinggung, investasi ini aman,” kata Wasis. Pergera k a n ha rga emas dalam negeri tercatat mengalami kenaikan. Setelah sempat berada pada posisi Rp450 ribu/gram kini sudah berada di posisi Rp584.200/ gram (posisi terakhir).

Bi sn i s emas ju ga mu la i dili rik perbankan. Bahkan, pelaku perbankan syariah Indonesia meminta Bank Indonesia (BI) melonggarkan aturan gadai emas. Perbankan syariah meminta batas maksimal pembiayaan gadai emas dinaikkan dari Rp250 juta. “Kami sudah sampaikan ke BI untuk pelonggarannya. Pelonggaran i n i bisa dar i segi LTV (loan to value), segi platform juga bisa lebih dan juga jatuh temponya,” kata Direktur Utama Bank Syariah Mandiri Yuslam Fauzi di Hotel four Seasons, Jakarta,

pekan lalu. Sebelumnya, BI mengeluarkan peraturan gadai emas tentang batas jumlah pembiayaan gadai emas oleh bank syariah atau unit usaha syariah lainnya maksimal Rp250 juta. Menurut Yuslam, peraturan gadai emas saat ini berdampak terhadap penurunan transaksi pada gadai emas di Bank Syariah Mandiri. “Memang ada penurunan yang signifikan, karena dulukan banyak yang gadai emas di atas Rp250 juta, bahkan sampai Rp1 miliar,” kata Yuslam. (DTC/E-1)


RABU, 26 SEPTEMBER 2012

Pariwara

LAMPUNG POST

I11


12

I

Opini

LAMPUNG POST

RABU, 26 SEPTEMBER 2012

TAJUK Hilangnya Tahanan Narkoba KITA bersepakat bahwa narkoba adalah barang terlaknat yang harus dijauhkan dari generasi bangsa. Hukuman bagi pemakai, apalagi pengedar narkoba sangat jelas dan tegas. Makanya kita tersentak kaget mendapati kabar ketidakjelasan keberadaan sejumlah tersangka yang terjaring razia oleh POM Angkatan Laut, POM Angkatan Darat, dan Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Lampung, Sabtu (22-9) malam lalu. BNN Lampung mengaku telah menyerahkan empat tersangka, di antaranya Ary, ketua MPC PP Bandar Lampung, ke Polda Lampung. Tetapi, Polda mengaku tidak pernah menerima penyerahan tersangka dari BNN. “Kami tidak pernah menerima pelimpahan tersangka dari pihak BNN. Kalau memang ada, mengapa kami tidak memiliki surat resmi pelimpahan tersangka tersebut. Jadi, tidak ada itu empat tersangka ditahan,” ujar Kepala Bidang Humas Polda Lampung AKBP Sulistyaningsih. Padahal, Ketua BNN Lampung Heri Suliyanto menegaskan empat tersangka sudah dalam tahanan Polda. “Tetapi, saya sendiri belum menerima laporan resmi dari POM AL terkait hasil razia. Kami hanya koordinasi saja,” kata dia. Empat orang tersebut terjaring saat petugas melakukan razia di tempat karaoke Wijaya Kesuma (WK). Dalam razia Sabtu (22-9) pukul 22.00 hingga Minggu (23-9) dini hari, ada 18 orang yang terkena razia, 12 di antaranya PNS. Selain PNS, di antaranya ada seorang anggota kepolisian, mahasiswi, dan wiraswasta. Ada tendensi peningkatan penyalahgunaan narkoba dan obat-obatan terlarang di kalangan anak bangsa. Maraknya penyimpangan perilaku tersebut dapat membahayakan keberlangsungan hidup bangsa ini di kemudian hari. Sebab, pemuda sebagai generasi yang diharapkan menjadi penerus bangsa, semakin hari semakin rapuh digerogoti zat-zat aditif penghancur saraf. Akibatnya, generasi harapan bangsa yang tangguh dan cerdas hanya akan tinggal kenangan. Karena itu, kita sepakat agar para penyalahguna narkoba ini mendapatkan ganjaran setimpal. Tapi, apa lacur jika tersangka kasus narkoba, yang dititipkan untuk ditahan, malah menghilang dengan gampang. Kita patut menyayangkan sikap tidak profesional aparat dalam menangani kasus penyalahgunaan narkoba. Pelaku narkoba yang dilepas ini jelas makin membahayakan bangsa ini!

NUANSA

Gue Mesti Bilang Wow Gitu? GUBERNUR Lampung mengapresiasi kerja Wali Kota Bandar Lampung Herman H.N. dalam peningkatan kualitas infrastruktur jalan di Kota Tapis Berseri. Wali Kota Bandar Lampung memanfaatkan secara maksimal APBDnya untuk program pelebaran jalan. Menurut Gubernur, perbaikan jalan itu dilakukan karena keberanian Wali Kota dalam mengambil keputusan untuk mem LAMPOST/HENDRIVAN bangun daerahnya. Dia juga berpendaNova Lidarni Wartawan pat pembangunan infrastruktur, seperti Lampung Post jalan, memang harus menjadi prioritas. *** “Bunda tadi kerja lewat mana?” tanya si sulung menyambut kepulanganku dari kantor semalam. “Lewat jalan yang biasalah,” jawabku. “O...jalan sawah itu?” lanjutnya bertanya. Aku hanya tersenyum. “Sekarang sudah enggak jalan sawah lagi, sudah bagus, mulus. Sudah diaspal, lebar lagi,” ujarku. Jalan sawah, sebutan itu diberikan anakku untuk sebuah jalan pintas yang menghubungkan Jalan Imam Bonjol dengan Jalan Pramuka. Bukan karena di sepanjang jalan itu terdapat sawah menghampar, yang justru memberikan pemandangan indah, melainkan sebuah jalan dengan kondisi rusak parah. Seingatku, jalan itu sudah beberapa kali diperbaiki, baik atas biaya pemerintah maupun swadaya masyarakat. Sayangnya, pengendara truk kerap melintasi jalan itu untuk menghindari bea retribusi yang ditarik di pos Terminal Kemiling. Akibatnya, jalan kampung yang memang bukan diperuntukkan kendaraan besar, harus menanggung kerusakan terus-menerus. Tetapi, semoga saja ke depan jalan itu bisa awet, mengingat warga di sana sudah memasang portal untuk menghalangi truk besar melintas. “Jadi, sekarang jalannya sudah bagus?” tanyanya seolah takjub. “Iya, kan bunda enak lewat sana, lebih deket ke kantornya daripada mutar ke Karang (Tanjungkarang, red).” “Oooo...terus, gue mesti bilang wow gitu?” sambungnya sambil menirukan ucapan yang saat ini sedang tren.

PAK DE

PAK HO

Warga Moro-moro menuntut hak konstitusi.

FERIAL

Menuju Masyarakat Sadar Statistik Akhmad Jaelani Bekerja pada BPS Provinsi Lampung

S

et iap 26 September, bangsa Indonesia memper i ngat i Ha r i Stat i st i k Nasiona l (HSN). Dipilihnya tanggal 26 dikarenakan pada tanggal tersebut diundangkannya UU No. 7/1960 tentang Statistik, sebagai pengganti Statistiek Ordonnantie 1934 yang merupakan warisan Kolonial. Kelahiran UU itu merupakan peristiwa yang fenomenal bagi insan statistik karena sebagai tonggak awal perkembangan statistik di I ndonesi a pasca kemerde kaan 1945. Berselang setahun sejak penetapan HSN, Presiden, atas persetujuan DPR, berhasil mengesahkan UU Statistik yang baru, yaitu UU No. 16/1997, sebagai pengganti UU No. 6/1960 tentang Sensus dan UU No. 7/1960 tentang Statistik, dikarenakan sudah tidak sesuai lagi dan tidak dapat menampung berbagai perkembangan keadaan, tuntutan masyarakat, dan kebutuhan pembangunan.

Bukan Monopoli BPS UU Statistik yang lahir dala m Rezi m Orde Ba r u it u telah membuat perubahan yang radikal, mereformasi penyelenggaraan statistik, menda hu lu i la h i r nya era reformasi 1998. U U ter sebut mengat u r secara sei m bang ha k dan

kewaji ba n penyeleng gara Ini merupakan lompatan kehidupan tidak lepas destatistik, responden maupun reformasi dalam perjalanan ngan statistik. Bahkan pada masyarakat pengguna statis- statistik mengingat sebelum- era reformasi dan otonomi tik. Selain itu, juga diatur nya hasil penyelenggaraan daera h , stat i st i k menjad i lingkup tugas dan fungsi para statistik BPS terlebih dahulu k ian populer. Ini ditandai penyelenggara statistik. dilaporkan kepada Presiden, maraknya berbagai survei Mengacu pada UU tersebut, kemudian diumumkan oleh maupun quick count, serta jen i s s tat i s t i k d i bed a k a n Menteri Penerangan (ketika penyelenggaraan stat ist i k menjadi tiga, yaitu: statistik it u d isampai kan oleh Pak lainnya. Pada sisi lain, tidak bisa dasar, yang menjadi tanggung Ha r moko) sete l a h s id a n g dipungkiri kita juga masih jawab Badan Pusat Statistik kabinet. (BPS); statistik sektoral, tangUU tersebut juga menga- mendengar berita miring tengung jawab Instansi Sekto- manatkan dibentuknya Fo- tang data statistik. Misalnya, ral (Kementerian/Lembaga/ rum Masyarakat Statistik. munculnya perbedaan data SKPD); dan statistik khusus, Forum yang keanggotaannya antara BPS dan instansi yang lai n sehi ngga tanggung me m bi n g u n gjawab LembaStatistik menjadi kan konsumen ga Penelitian data. Swasta dan . M a s a l a h penyelenglain adalah gara statistik Ini ditandai maraknya berbagai survei menyangkut lain di luar pemaupun quick count , serta k ua l itas data merintah. itu sendiri, dan Ini artinya, penyelenggaraan statistik lainnya. lebih menyedihselain penyelenggara statistik oleh pe- terdiri atas unsur pemerin- kan lagi (bagi penulis), data merintah, UU juga memberi tah, pakar, praktisi, dan tokoh BPS terkadang dicap sebaruang dan kepastian hukum masyarakat d i maksud kan gai data “ABS” (asal Bapak bagi penyelenggara statis- sebagai wadah untuk menam- senang). Te r k a i t k u a l i a t a s d a t a tik swasta. Karena itu, se- pung aspirasi masyarakat jak diundangkannya UU No. dan bertugas memberikan statistik, pada dasarnya tidak 16/1997, statistik bukan lagi pertimbangan/saran kepada terlepas dari kepedulian kita, monopol i BPS, mela i n kan BPS dalam penyelenggaraan baik penyelenggara maupun masyarakat sebagai responbagian dari tanggung jawab statistik. Sejalan dengan itu, untuk den. Ad a u n g k apa n ya n g kita semua. Pada sisi lain, untuk men- memberikan perlindungan cukup populer, yaitu GIGO jaga independensi BPS, serta bagi pihak yang dirugikan, ( garbage in , garbage out), memberi kemudahan kepada da la m U U it u juga d iat u r kalau yang masuk sampah, masyarakat untuk mengeta- sanksi terhadap pelanggaran keluar juga sampah. K a r e n a it u , ke t i k a m a hui dan mendapatkan data norma dalam penyelenggasyarakat atau dunia usaha yang dihasilkannya, UU juga raan statistik. terkena sensus atau survei memberi kewenangan kepatidak memberikan jawaban da BPS, mengumumkan hasil Momentum HSN Seiring dengan kemajuan apa adanya, bisa dibayangstatistik yang diselenggarakannya secara transparan suatu bangsa, statisti k se- kan bagaimana kualitas data dalam bentuk berita resmi makin menunjukkan peran- stat ist i k yang d i hasi l kannya. Hampir semua aspek nya. statistik.

Oh, iya, itu hak memang harus diberikan.

PARTISIPASI OPINI

KIAN POPULER

Berkaitan dengan itu, HSN hendaknya menjadi moment u m b a g i p e ny e le n g g a r a s tat i s t i k d a n mas ya ra k at pada umumnya, untuk bersama-sama meningkat kan perhatian dan kepeduliannya pada upaya peningkatan kualitas statistik. Karena pada intinya, ruh penetapan HSN dimaksudk a n u nt u k men i ng k at k a n kesadaran masyarakat (baik penyelenggara, pengg una, maupun responden) akan arti pentingnya statistik. Sebaga i penyeleng ga ra, harus sadar untuk menggunakan metode statistik yang dapat dipertanggungjawabkan secara ilmiah serta memegang teguh kode etik dan prinsip statistik. Masyarakat sebagai pengg u na d ata ju ga ha r u s s ad a r d a n me m a h a m i kon sep, def i n i si , ser ta meto dologi yang digunakannya sehingga tidak salah dalam menginterpretasikan data. Dan tidak kalah pentingnya, masyarakat sebagai responden juga harus sadar untuk memberikan jawaban atau keterangan yang jujur apa adanya ketika menjadi responden dalam penyelenggaraan statistik. Dengan cara demikian, ke depan diharapkan diperoleh data statistik yang berkualitas dan terpercaya guna mendukung pembangunan menuju masyarakat Indonesia yang semakin sejahtera. Selamat Hari Statistik Nasional, 26 September 2012.

Lampung Post menerima opini orisinal dan tidak dikirim ke media lain, tak lebih dari 5.000 karakter. Kirim via e-mail ke redaksi@lampungpost. co.id atau redaksilampost@yahoo.com. Kami mengutamakan tulisan yang mengkaji fenomena aktual di lingkungan masyarakat Lampung.

Member of Media Group

FERIAL

POJOK Disnak Lampung membela sapi ilegal. Hmm, berani juga melawan menteri, ya.

Tahanan BNN tidak tampak di Polda Lampung. Hayo, siapa yang tahu?

Pemimpin Umum: Bambang Eka Wijaya. Wakil Pemimpin Umum: Djadjat Sudradjat. Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab: Gaudensius Suhardi. Wakil Pemimpin Redaksi: Iskandar Zulkarnain, Heri Wardoyo (Non Aktif). Pemimpin Perusahaan: Prianto A. Suryono. Kepala Divisi Percetakan: Kresna Murti. Dewan Redaksi Media Group: Saur M. Hutabarat (Ketua), Bambang Eka Wijaya, Djadjat Sudradjat, Djafar H. Assegaff, Laurens Tato, Lestari Moerdijat, Rahni Lowhur Schad, Suryopratomo, Toeti Adhitama, Usman Kansong. Redaktur Pelaksana: Iskak Susanto. Sekretaris Redaksi: M. Natsir. Redaktur: Alhuda Muhajirin, Amiruddin Sormin, D. Widodo, Heru Zulkarnain, Hesma Eryani, Sri Agustina, Sudarmono, Trihadi Joko, Umar Bakti, Wiwik Hastuti, Zulkarnain Zubairi. Asisten Redaktur: Adian Saputra, Aris Susanto, Isnovan Djamaludin, Kristianto, Lukman Hakim, Muharam Chandra Lugina, Musta’an, Nova Lidarni,

Rinda Mulyani, Sri Wahyuni, Syaifulloh. Liputan Bandar Lampung: Agus Hermanto, Hendrivan Gumay, Iyar Jarkasih, Rizki Elinda Sary, Sony Elwina Asrap, Vera Aglisa, Zainuddin. Biro Wilayah Utara (Lampung Utara, Way Kanan, Lampung Barat): Mat Saleh (Kabiro), Aripsah, Buchairi Aidi, Eliyah, Hari Supriyono, Hendri Rosadi, Yoel Lukasim, Yudhi Hardiyanto. Biro Wilayah Tengah (Lampung Tengah, Metro, Lampung Timur): Chairuddin (Kabiro), Agus Chandra, Agus Susanto, Andika Suhendra, Djoni Hartawan Jaya, Ikhwanuddin, M. Lutfi, M. Wahyuning Pamungkas, Sudirman, Suprayogi. Biro Wilayah Timur (Tulangbawang, Mesuji, Tulangbawang Barat): Juan Santoso Situmeang (Kabiro), Merwan, M. Guntur Taruna, Rian Pranata. Biro Wilayah Barat (Tanggamus, Pringsewu, Pesawaran): Sudiono (Kabiro), Abu Umarly, Erlian, Meza Swastika, Mif Sulaiman, Sayuti, Widodo. Biro Wilayah Selatan (Lampung Selatan): Herwansyah (Kabiro), Aan Kridolaksono, Juwantoro, Usdiman Genti. Desain Grafis: DP. Raharjo.

Penerbit: PT Masa Kini Mandiri. SIUPP: SK Menpen RI No.150/Menpen/SIUPP/A.7/1986 15 April 1986. Senior Account Manager Jakarta: Pinta R Damanik. Senior Account Manager Lampung: Syarifudin, Account Manager: Edy Haryanto. Manajer Sirkulasi: Indra Sutaryoto. Manajer Keuangan & Akunting: Rosmawati Harahap. Harga: Eceran per eksemplar Rp3.000 Langganan per bulan Rp75.000 (luar kota + ongkos kirim). Alamat Redaksi dan Pemasaran: Jl. Soekarno Hatta No.108, Rajabasa, Bandar Lampung, Telp: (0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi). Faks: (0721) 783578 (redaksi), 783598 (usaha). http://www.lampungpost.com e-mail: redaksi@lampungpost.co.id redaksilampost@yahoo.com. Kantor Pembantu Sirkulasi dan Iklan: Gedung PWI Jl. A.Yani No.7 Bandar Lampung, Telp: (0721) 255149, 264074.

Jakarta: Gedung Media Indonesia, Kompleks Delta Kedoya, Jl. Pilar Raya Kav. A-D, Kedoya Selatan, Kebon Jeruk, Jakarta Barat. Telp: (021) 5812088 (hunting), 5812107, Faks: (021) 5812113. Kalianda: Jl. Soekarno-Hatta No. 31, Kalianda Telp/Fax: (0727) 323130. Pringsewu: Jl. Ki Hajar Dewantara No.1093, Telp/Fax: (0729) 22900. Kotaagung: Jl. Ir. H. Juanda, Telp/Fax: (0722) 21708. Metro: Jl. Imam Bonjol No.1, Telp/Fax: (0725) 47275. Menggala: Jl. Gunung Sakti No.271 Telp/Fax: (0726) 21305. Kotabumi: Jl. Pemasyarakatan Telp/Fax: (0724) 26290. Liwa: Jl. Raden Intan No. 69. Telp/Fax: (0728) 21281. Percetakan: PT Masa Kini Mandiri, Jl. Soekarno Hatta No. 108, Rajabasa, Bandar Lampung Isi di Luar Tanggung Jawab Percetakan. DALAM MELAKSANAKAN TUGAS JURNALISTIK, WARTAWAN LAMPUNG POST DILENGKAPI KARTU PERS DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA ATAU MEMINTA IMBALAN DENGAN ALASAN APA PUN.


Interaktif

RABU, 26 SEPTEMBER 2012

RUANG PUBLIK

SURAT PEMBACA

Permohonan Orang Tua Murid SMP Gajah Mada

YTH. Kepala Dinas Pendidikan Kota Bandar Lampung dan Kepala SMP Gajah Mada, Bandar Lampung. Saya selaku orang tua murid di sekolah SMP Gajah Mada, Bandar Lampung, merasa keberatan atas kebijakan yang diberlakukan oleh pihak SMP Gajah Mada, Bandar Lampung, berkenaan dengan diberlakukannya jam mengajar yang baru diterapkan sejak tahun ajaran baru di tahun ini. Di tahun ajaran yang lalu, SMP Gajah Mada memberlakukan mulainya jam belajar pada pukul 07.00, satu jam pelajaran adalah selama 40 menit, dan lamanya istirahat selama 15 menit, sehingga siswa pulang dari sekolah pada pukul 13.45. Namun, di tahun ajaran baru ini, di SMP Gajah Mada terjadi perubahan yang mana pemberlakukan mulainya jam belajar pada pukul 07.30, satu jam pelajaran adalah selama 45 menit, dan lamanya istirahat selama 30 menit, sehingga siswa pulang dari sekolah pada pukul 14.30 dan sampai di rumah pada pukul 15.30. Menurut saya, untuk siswa tingkat SMP, belum bisa diterapkan lama jam belajar selama 45 dan pulang dari sekolah pada pukul 14.30 dan sekolah atau SMP lain setahu saya menerapkan jam belajar hanya selama 40 menit. Akibat dari diberlakukannya jam belajar yang baru tersebut, anak saya sering kelelahan sepulang sekolah dan pada sore hari tidak dapat belajar mengaji lagi, karena sering terlambat dan juga sudah beberapa bulan ini tidak dapat mengikuti kegiatan kursus bahasa Inggris di luar sekolah. Untuk itu, saya selaku orang tua murid memohon kepada pihak sekolah untuk merubah kembali jam belajar seperti tahun ajaran yang lalu, dan khusus kepada kepala Dinas Pendidikan Kota Bandar Lampung, tertuju kepada kabid Dikdas Dinas Pendidikan Kota Bandar Lampung, agar kiranya dapat memberikan teguran langsung kepada pihak SMP Gajah Mada. Atas perhatian dan kerja samanya, kami ucapkan terima kasih Lukmansyah Bandar Lampung

Pendidikan Bentuk Pribadi Mandiri PEMBUKAAN UUD 1945 menyebutkan visi pendidikan Indonesia adalah mencerdaskan kehidupan bangsa. Berdasarkan UU No. 2/1989, pendidikan bertujuan mewujud-

LAMPUNG POST

I13

Kirimkan keluhan dan komentar Anda tentang pelayanan publik ke e-mail: redaksi@lampungpost.co.id, redaksilampost@yahoo.com, short message service (SMS) 0815-405-9000, www.facebook.com/lampungpost.interaktif

kan manusia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berbudi luhur; memiliki pengetahuan dan keterampilan, kesehatan jasmani dan rohani, kepribadian yang mantap dan mandiri, serta tanggung jawab kemasyarakatan dan kebangsaan. Kemudian, berdasarkan UU No. 20/2003, pendidikan bertujuan mewujudkan manusia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, dan menjadi warga negara yang demokratis dan bertanggung jawab. Pendidikan dipandang dari sudut UNESCO, maka akan mewujudkan empat hal, learning to know, learning to do, learning to live together, dan puncaknya adalah learning to be. Learning to know adalah suatu proses pembelajaran yang memungkinkan peserta didik menghayati dan akhirnya dapat merasakan dan dapat menerapkan cara memperoleh pengetahuan, suatu proses yang memungkinkan tertanamnya sikap ilmiah, yaitu sikap ingin tahu dan selanjutnya menimbulkan rasa mampu untuk selalu mencari jawaban atas masalah yang dihadapi secara ilmiah. Learning to do, tujuannya adalah lahirnya generasi muda yang dapat bekerja secara cerdas dengan memanfaatkan iptek. Learning to live together, tujuan pendidikan tidak hanya sebatas membekali generasi muda untuk menguasai iptek dan kemampuan bekerja serta memecahkan masalah, tetapi juga kemampuan untuk hidup bersama dengan orang lain yang berbeda dengan penuh toleransi, pengertian, dan tanpa prasangka. Learning to be; apabila ketiga pilar sebelumnya dapat diaplikasikan, efeknya adalah akan munculnya sosok manusia yang berkepribadian mantap dan mandiri. Manusia yang utuh yang memiliki kemantapan emosional dan intelektual, yang mengenal dirinya, yang dapat mengendalikan dirinya, yang konsisten, dan yang memiliki rasa empati (tepo seliro), sesuai dengan UU No. 2/1989. Yang tak kalah penting adalah bahwasanya para pendiri negara RI bahkan sudah menempatkan pendidikan menjadi hal urgen bagi bangsa Indonesia. Dalam Pasal 31 UUD 1945, para pendiri RI mencetuskan bahwa setiap warga negara berhak memperoleh pengajaran. Selain itu, pemerintah berkewajiban untuk mengusahakan dan menyelenggarakan satu sistem pengajaran (pendidikan) nasional. Begitu pentingnya pendidikan bagi sebuah bangsa. Pendidikan menjadi akar kemajuan peradaban bangsa. Oleh karena itu, ketika sebuah negara mengalami permasalahan atau ketidakberesan, garis terdepan yang mestinya harus dikoreksi adalah lini pendidikan. Sumiati Lebakbudi, Bandar Lampung

SMS

Tunjangan Guru Honorer Belum Dibayar

Yth. Kadis Pendidikan Lampung Utara, perhatikan dan tindak lanjuti keluhan dan nasib kami, guru honorer SMPN 2 Abung Selatan, yang sampai saat ini tidak mendapatkan tunjangan maupun insentif apapun dari dinas terkait, masa selalu kalah dengan kabupaten-kabupaten lain. 087898531222

Tambah Jam Operasi Puskesmas Korpri YTH. Pemerintah Kota Bandar Lampung, kami, warga Perum Korpri Sukarame, sangat menginginkan puskesmas kami jam operasionalnya ditambah, kalau bisa sampai dengan malam hari. Terima kasih. 08978972629

Harapan kepada Pemimpin BILA seorang anak patuh terhadap orang tuanya, itulah gambaran diri seseorang yang bersyukur terhadap penciptanya. Semoga dia pun melaksanakan tugas dan tanggung jawabnya terhadap bangsa dan negeri ini dengan penuh amanah. Itulah harapan kita nanti semoga mendapatkan pemimpin seperti beliau. Selama ini, kita berganti-ganti pemimpin, dari militer, kiyai, perempuan, sampai ke militer lagi apa yang kita rasakan? Yaitu partai yang berkuasa paling banyak korupsinya. Untuk itu, kita belum dapat gambaran calon presiden yang akan datang. Jangan sampai kita salah pilih. Seandainya tidak ada latar belakang calon presiden yang baik, besar kemungkinan Jokowi kita pilih untuk memimpin negeri ini. Alwis, mantan pelaut, Bandar Lampung 085381460588

Tindak Lanjuti Perampokan YTH. Bapak Kapolres tolong perampokan segera ditindak, kami sebagai masyarakat awam sangat gerah dan resah, jangan bertindak setelah ada

laporan, tapi tolong tingkatkan patroli rutin anggotanya ke kampung/desa, khususnya wilayah Kecamatan Kalirejo dan Bangunrejo. Pasalnya, para perampok menggunakan senpi. Terima kasih. 085769700302

Percepat Pembangunan ‘Flyover’ KAMI, warga Bandar Lampung, merasa senang dibangunnya yover, tapi kapan dibangunnya f lyover Jalan Soekarno Hatta arah Panjang— Rajabasanya tolong dipercepat. 085789922998

Tanya Kewenangan Polisi Menahan Kendaraan YTH. Bapak Kapolda Lampung. Mohon penjelasan sampai sejauh mana kewenangan polisi menahan kendaraan yang terlambat dibayari pajaknya. Tidak ada kesalahan lain kecuali pajaknya terlambat dibayar, apa memang betul kendaraannya harus ditahan. 085367051590

Kapan Jalan SeputihmataramBandarmataram Diperbaiki? KEPADA Gubernur Lampung dan Bapak Bupati Lampung Tengah. Kenapa jalan provinsi antara Kecamatan Seputihmataram dan Kecamatan Bandarmataram tidak segera diperbaiki. Apa tidak kasihan sama rakyat yang rumahnya di pinggir jalan setiap hari diguyur debu, mana janji-janjimu. 085268707690

Normalisasi Sungai (Way) Kandis YTH. Wali Kota Bandar Lampung dan Bupati Lampung Selatan. Mohon normalisasi Sungai (Way) Kandis pascapembuatan talut, lokasi perbatasan Kecamatan Rajabasa Raya dengan Kecamatan Natar. Iwan, Hajimena. 08154068505


I

14

Pariwara

LAMPUNG POST

2012/2013

081957323211 085766816717 Yono : 082373758917

RABU, 26 SEPTEMBER 2012


Humaniora

RABU, 26 SEPTEMBER 2012

LAMPUNG POST

I15

KESEJAHTERAAN

LARAS BAHASA

Tunjangan Sertifikasi untuk Kompetensi

‘Cemungud’ Dian Anggraini* “JANGAN sedih, tetap cemungud ya”. Demikian cuplikan pesan masuk di akun Facebook saya kemarin. Perlu beberapa waktu untuk mencerna kalimat tersebut, terutama untuk memahami kata cemungud. Apa maksud kata cemungud yang dikirimkan teman dunia maya ini benar-benar tidak saya mengerti. Tak ingin berlama-lama pusing, saya lalu membuka dinding. Ternyata, di dalam kiriman sohib lain juga terdapat kata cemungud. “Ya, namanya juga masih belajar. Besok tinggal naikin volume. Cemungud”, “Hari ini kita gagal, besok pasti menang, cemungud, ya Cin”. Kata cemungud ternyata telah mewabah. Walahwalah. Jadi makin penasaran. Buru-buru saya membuka Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI). Eh, kata tersebut tidak ditemukan. Kata ini merupakan kata baru. Wajar saja, belum terekam dalam KBBI mengingat penerbitan “kitab suci” ini dilakukan secara berkala. Iseng, saya bertanya kepada Kaisar, putra saya yang kebetulan melintas. “Cemungud itu sama aja kayak semangat, Mi. Masak Umi enggak tau,” jawabnya. Cemungud itu rupa-rupanya seperti motivasi yang kita berikan kepada diri sendiri atau orang lain. Kata cemungud hanya dipergunakan dalam bentuk tulisan saja. Untuk memperkuat informasi tersebut, saya berusaha mencari info tambahan lain. Dalam web kitabgaul.com, cemungud juga berarti semangat. Dari kata semangat ==> cemangat ==> cemungud. Contoh: Pas lomba yang cemungud ya beib!. Cemungud memang unik dan memiliki ciri anak remaja era 2000-an. Pantas saja sulit menemukan artinya karena saya ABG beda angkatan. Hehe. Bahasa gaul ini berkembang begitu pesat. Di awal tahun muncul kata kamseupay yang berasal dari kata KAMpungan SEuukaleee Uuhhh PAYah! Kata ini dipopulerkan oleh Doktor Marissa Haque melalui akun Twitter-nya. Dalam kitab gaul juga muncul beberapa kata gaul teranyar, seperti krik krak (dan sebagainya), nyebon (kucing kepala besar), todong (tolong dong), ngoprek (otak-atik), brow (saudara, plesetan dari brother), telsok (dari ketela bosok/ujaran untuk mengejek lawan bicara), gajeah (enggak jelas), ccd (cacat), dan pb (permainan Point Blank). *Pemerhati Bahasa

LINTAS

DOKUMENTASI LAMPUNGPOST

PEMENANG LOMBA. Para pemenang lomba menggambar bersama keluarga foto bersama dengan Komisaris Taman Wisata Lembah Hijau Muhammad Rizal Nasution (dua dari kanan) dan Direktur Tree Media Event Organizer Tri Novianti Nasution (tiga dari kanan), Minggu (23-9).

ANTARA/NYOMAN BUDHIAN

PENGAKUAN WBD. Direktur Pusat Warisan Budaya Dunia (WBD) UNESCO Kishore Rao (kanan) menyerahkan sertifikat pengakuan WBD kepada Bupati Gianyar, Cokorda Raka Ardana Sukawati (dua kanan), dalam perayaan pengakuan WBD itu di Pura Taman Ayun, Badung, Bali, Senin (24-9) malam. UNESCO mengakui sistem subak (irigasi tradisional Bali) sebagai warisan budaya dunia yang meliputi situs seluas 20.974,70 ha di lima kabupaten di Bali, yaitu Pura Ulun Danu Batur beserta Danau Batur, daerah aliran Sungai Pakerisan, Kawasan Catur Angga Batukaru, dan Pura Taman Ayun.

Materi Dangkal, Peserta Protes BANDAR LAMPUNG (Lampost): Diklat atau workshop idealnya memberikan hal-hal baru dan bermanfaat bagi para pesertanya. Tapi, tidak demikian dengan yang diperoleh beberapa peserta diklat bertajuk Kemah Pendidikan Karakter bagi Guru Pembina Siswa melalui Latihan Kepemimpinan dan Kepramukaan. Diklat yang diperuntukkan wakil kepala SMA bagian kesiswaan, baik swasta maupun negeri se-Lampung, itu d i n i la i ber mater i sa ngat dangkal dan tidak komprehen si f. Ha l it u mem buat beberapa peserta protes dan malas mengikuti diklat yang digelar Direktorat Jenderal Pendidikan Menengah bekerja sama dengan Kwartir Daerah Lampung di Hotel Sheraton, Bandar Lampung, 24—26 September.

Salah satu peserta dari wakil kepala SMA di Pringsewu yang enggan disebutkan jati dirinya menilai materi yang diberikan narasumber tidak sesuai tema diklat. “Kami butuh materi yang lebih komprehensif,” kata dia. Menurutnya, materi yang diberikan seharusnya fokus tentang cara mengintegrasikan pend id i kan karakter dalam kurikulum tingkat satuan pendidikan (KTSP). Sebab, pendidikan karakter tersebut memiliki payung

hukum PP No. 1 Tahun 2010 tentang Pengem bangan Karakter Bangsa. Cara Merancang Dia mengatakan pendidikan karakter seharusnya dirancang dan dituangkan dalam visi-misi dan strategi pembelajaran sehari-hari. “Kami mem but u h kan i n for masi tentang cara merancang dan mengintegrasikan pendidikan karakter yang komprehensif, bukannya nyanyi-nyanyi dalam kegiatan pramuka seperti ini,” ujar dia. Selain itu, kata dia, diklat ini seharusnya juga tidak hanya ber uju ng pada aktivitas pramuka. “Jika materi dan isi diklat hanya seperti ini saja, lebih baik guru pembina pramuka yang hadir, bukan wakil kepala sekolah bidang kesiswaan,” kata dia di sela-sela acara.

PRESTASI

FEB Jadi Fakultas Terbaik di Unila

Aflah Juara Lomba Menggambar BANDAR LAMPUNG—Keluarga Aflah dari Gedongtataan, Pesawaran, meraih juara I Lomba Menggambar Bersama Keluarga yang digelar Taman Wisata Lembah Hijau, Bandar Lampung, Minggu (23-9). Mereka menyisihkan 60 peserta lainnya pada acara yang digelar Tree Media Event Organizer bekerja sama dengan Taman Wisata Lembah Hijau. Sebagai juara II dan III masing-masing keluarga Dila Ayu Prastina dari Sukarame dan keluarga Nadia N. dari Kemiling, Bandar Lampung. Sedang juara harapan I sampai harapan III adalah keluarga Faiza dari Tanjungkarang Barat, keluarga Ghina Amalia dari Sukarame, dan keluarga Zahwa A. dari Kemiling. Pemenang masing-masing mendapatkan trofi, piagam, uang tunai, dan bingkisan dari panitia. (RLS/S-1)

Makrab Himanomi di Ketapang BANDAR LAMPUNG —Himpunan Mahasiswa Ekonomi (Himanomi) Umitra menggelar malam keakraban (makrab) selama tiga hari (21—23 September) di Pantai Ketapang, Gebang, Padangcermin, Pesawaran. Kegiatan yang diikuti 60-an partisipan ini bertujuan mengader pengurus Himanomi. Menurut Ketua Himanomi Umitra Sayidi, kegiatan ini untuk membentuk karakter dasar mahasiswa untuk berorganisasi di tingkat himpunan mahasiswa (hima). ”Menumbuhkembangkan rasa kebersamaan dan memiliki.” Kegiatan ini juga dihadiri Pembina Kemahasiswaan Umitra Affan Zaldi Erya. Jajaran pengurus organisasi kemahasiswaan yang berada di Umitra di bawah koordinator Presiden BEM Umitra Fitryansyah juga ikut hadir dan mengarahkan panitia dalam pelaksanaan makrab. (MG1/S-2)

Halalbihalal Kamapala di Semarang SEMARANG—Keluarga Mahasiswa Lampung (Kamapala) Semarang menggelar halalbihalal yang dihelat di Gedung PKK, Jalan Sriwijaya, Semarang, belum lama ini. Kegiatan yang menjadi ajang silaturahmi antarmahasiswa Lampung di Semarang ini dihadiri ratusan mahasiswa Lampung yang tergabung dalam Kamapala. Hadir pula warga Lampung Seandanan (Paguyuban Warga Lampung yang ada di Semarang), serta warga Lampung yang ada di perantauan yang sudah mereguk kesuksesan, antara lain M. Reza Tarmizi (Wakil Ketua Kadin Jawa Tengah), Mulhim Asyrof (mantan Pangdam V Diponegoro), dan Ketua Lampung Seandanan Syiaruddin Amin. (MG4/S-2)

Hal yang sama disampaikan peserta dari Lampung Barat yang juga enggan disebutkan namanya. Ia mengatakan diklat tidak sesuai dengan isi undangan yang diterimanya di sekolah. Dalam undangan tertulis hanya tentang pendidikan karakter. Ternyata setelah mengikuti dik lat tersebut materinya tidak fokus ke pendidikan karakter, tapi justru kepada kepramukaan. Salah satu pemateri dari Kw a r d a L a m p u n g , D e d i Ya n a , m e n j e l a s k a n m a teri kepramukaan sengaja diberikan dalam diklat yang diikuti 186 peserta itu karena dibutuhkan oleh semua tingkat satuan pendidikan, termasuk SMA. “Menurut saya, materi diklat ini sudah sesuai dengan peserta dan kebutuhan siswa saat ini,” kata Dedi. (MG4/S-1)

BA NDA R L A MPUNG (Lamp o s t): K e p a l a D i n a s Pe n didikan Provinsi Lampung Tauhidi meminta guru mengg u na k a n d a na t u nja nga n ser t i f i kasi u nt u k men i ngkatkan kompetensi mereka dalam mengajar. “Pakailah uang tunjangan sertifikasi untuk hal-hal yang berguna. Misalnya membeli laptop atau komputer agar tidak gagap teknologi (gaptek),” kata dia saat ditemui di DPRD Provinsi Lampung, Selasa (25-9). Ia mengakui kini banyak guru yang gaptek, terutama yang sudah tua dan berada d i pi ng g i ra n. K a rena it u , begitu mereka mengikuti uji kompetensi secara online, banyak yang gugup sehingga mend apat n i l a i d i bawa h standar. Karena itu, ia mengharapkan guru harus rela dan sadar bahwa pemberian tunjangan sertifikasi itu untuk meningkatkan kompetensi mereka. “Para guru semesti nya menyadari bahwa pendidikan dan i l mu pengetahuan terus berkembang. Untuk itu, mereka juga harus mengembangkan pengetahuan dan kompetensi seiring kemajuan zaman,” ujar dia. Mena ng gapi ba nya k nya guru kelas SD yang tidak lulus uji kompetensi awal (UKA), Tauhidi menjelaskan akan terus berupaya meningkatkan kompetensi dan pengetahuan guru kelas SD, ka rena mereka merupakan guru yang mengawali pengetahuan para siswa untuk menapak ke tingkatan pendidikan yang lebih tinggi. “Kami akan terus mengadakan diklat bagi guru sebagai solusi dan upaya meningkatkan kompetensi guru,” kata Tauhidi. (MG4/S-1)

LAMPUNG POST/HENDRIVAN GUMAY

TES OSN. Peserta Olimpiade Sains Nasional (OSN) Pertamina Lampung mengikuti tes tertulis di Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Unila, Selasa (25-9). OSN tingkat perguruan tinggi yang diikuti 562 peserta ini memperlombakan dua kategori theory dan science project. Para pemenang akan mewakili Provinsi Lampung di tingkat nasional.

KOMPETISI

562 Peserta Ikuti OSN Pertamina BA NDA R L A MPUNG (Lampost): Babak penyisihan tingkat provinsi Olimpiade Sains Nasional (OSN) Per tamina 2012 berlangsung serempak kemarin. Tahun ini secara nasional jumlah peserta mencapai 19.268 orang, 562 di antaranya dari Lampung. Rektor Universitas Lampung (Unila) Sugeng P. Harianto, saat membuka kegiatan tersebut di Dekanat FMIPA Unila, mengatakan kompetisi ini sangat baik bagi perkembangan sains di Indonesia. Menu r ut nya, h i ng ga k i n i I ndonesi a masi h menjad i bangsa pengguna ketimbang penemu ataupu n pengembang sains. Sugeng meni lai generasi Indonesia tidak boleh terusmener u s menjad i ba n g s a

penikmat ataupun pengguna teknologi maju dari bangsa lai n. Sudah saat nya Indo nesia mengubah mentalitas mas yara k at nya menjad i bangsa yang inovatif di bidang sains. “Sebagai bangsa penemu, past i akan jau h lebi h menguntungkan, terutama dari sisi ekonomi. Untuk itu, upaya membangun kecintaan terhadap sains seperti ini harus terus dilakukan,” ujarnya, Selasa (25-9). Pembukaan OSN Pertamina 2012 di Lampung dihadiri Sales Area Pertamina Lampung dan Bengkulu, Umar Chotib. Ia mengungkapkan OSN tahun ini berlangsung s e r e mp a k d i 33 pr ov i n s i se -Indonesia dengan tota l hadiah Rp2,8 miliar. Seba-

nyak 19.268 mahasiswa turut berpartisipasi dalam ajang nasional yang dibuka langsung Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Kemd i k bud) Muhammad Nuh ini. Panitia OSN Pertamina tahun ini melakukan sedikit pengembangan dengan mewajibkan para pemenang dari tiap-tiap provinsi untuk membuat proyek sains. Tujuannya, menggiatkan aktivitas penelitian dalam bidang sains di kalangan mahasiswa. Dengan terobosan tersebut, diharapkan mahasiswa pemenang OSN tidak hanya jago di atas kertas, tapi mampu meng hasi l k a n i novasi teknologi, terutama teknologi energi baru dan terbarukan, serta teknologi hijau (green energy). (MG1/S-1)

BANDAR LAMPUNG (Lampost): Fakultas Ekonomi Bisnis (FEB) Universitas Lampung (Unila) meraih predikat pertama sebagai fakultas terbaik pada puncak perayaan dies natalis ke-47 Unila yang berlangsung di Gedung Serbaguna (GSG) setempat, Senin (24-9). FEB Unila menempati posisi pertama dalam hal pelaksanaan penjaminan mutu pendidikan dengan nilai 805 dari nilai maksimum 1.000. Sementara terbaik kedua diraih Fakultas Pertanian (FP) dengan nilai 622,3 serta posisi tiga diraih Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) dengan nilai 435. Dekan FEB Unila Satria Bangsawan kepada Lampung Post, Selasa (25-9), menjelaskan Program Studi (Prodi) Manajemen FEB Unila juga menempati posisi pertama prodi dengan nilai kinerja terbaik 995,22. Menyusul Prodi Agrobisnis (FP) dengan nilai 956,22 dan posisi ketiga ditempati Prodi Biologi (FMIPA). “FEB hanya menempati posisi kedua dalam hal kinerja fakultas dengan meraih 982,40 poin setelah Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) dengan 988,86 poin. Sementara Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) menempati posisi tiga dengan meraih 891,27 poin. Dengan demikian, jika meli-

DOK. PRIBADI

Satria Bangsawan

hat tiga indikator di atas, FEB berhak menyandang predikat fakultas terbaik,” ujarnya. Satria mengatakan FEB saat ini menjadi satu-satunya fakultas di lingkungan Unila yang telah menerapkan sertifikat ISO 9002/2008 pada tiga prod i d i l i ngkungan FEB, termasuk Ilmu Ekonomi Studi Pemba ngunan (IESP) Manajemen dan Akuntansi. “Sertifikat ISO merupakan penerapan manajemen pelayanan pendidikan dengan standar proses yang terukur dan terjamin,” ujar mantan Pembantu Rektor IV Unila tersebut. Menurutnya, adalah wajar jika FEB Unila ke depan menetapkan d iri sebagai world class faculty pertama di Lampung. “Indikatornya jelas. Kami akan mendaftarkan diri pada ABEST 21 badan akreditasi internasional khusus di bidang business school di Jepang. (MG1/S-1)


16 I

Hiburan

LAMPUNG POST

RABU, 26 SEPTEMBER 2012

Gangnam Style

Pecahkan Rekor Dunia TARIAN kuda Gangnam Style milik aktor Korea, Psy, terus mendunia. Setelah dilihat 257 juta kali, video tersebut juga berhasil memecahkan rekor dunia dari Guinness World Record sebagai video paling banyak disukai orang di Youtube. Videok l ip Psy d isu kai 2.300.102 orang, melampaui prestasi ya ng tela h d icapa i musisi dunia, seperti videoklip LMDAO’s Party Rock Anthem

dengan 1.574.963 likes, Baby milik Justin Bieber 1.327.147 likes, dan Rolling in the Deep milik Adele yang hanya meraup 1.245.641 likes. “Pernahkah kau melihat ini? Video yang dua bulan terakhir berada di web, sangat menyenangkan memberikan award kepada pemilik video yang sangat populer ini,” kata manajer Guunnesss World Record Community, Dan Barret, dikutip dari Aceshowbiz. Menurut dia, beberapa tahun

INFO FILM

belakangan ini tidak pernah ter pi k i r akan ada v ideok l ip yang akan dilihat hingga 100 juta kali. Namun, di luar dugaan, Gangnam Style telah dilihat dua kali lipat hanya dalam tiga bulan di Youtube. “Psy, sertifikat telah menunggumu di kantor kami, silakan datang untuk mengambilnya, kapan saja,” kata dia. G a n g n a m St yle y a n g me nampi lkan aksi tarian kuda hingga kini telah dilihat 257 juta kali sejak diunduh 15 Juli lalu dan masih terus bertam-

bah. Meskipun demikian, Bieber masih memegang rekor sebagai video yang paling banyak ditonton sepanjang masa. Sementara itu, demam tarian kuda terus mewabah di manama na. Namun, gara-gara tarian ini, dua kelompok gengster di Bang kok, Thai land, bertikai dan sa ling baku tembak dengan senjata api. Kejadian bermula ketika dua geng di Bangkok mulai melakukan battle lagu Psy. Sayangnya, adu ta ng k as mena r i ma l a h

REUTERS

berakhir dengan adu tembak di antara kedua geng tersebut. Seperti dilansir dari NME, Selasa (25-9), bahwa kedua geng tersebut awalnya hanya makan bersama di sebuah restoran. Kemudian salah satu anggota termuda dari dua geng itu mulai melakukan tarian provokatif denga n meng g u na k a n gaya

KATON BAGASKARA

EMMA WATSON

MORGAN ‘SM*SH’

Tampil Berani di ‘Cinta Cenat Cenut 3’ WAJAH ganteng bukan berarti tak punya nyali, seperti personel SM*SH, Morgan. Dalam film anyarnya Cinta Cenat Cenut 3, Morgan menunjukkan sisi liarnya dengan berkelahi. “Di sini aku ditantang untuk memerankan karakter yang lebih berani. Dari segi pakaian, fashion, akting lebih menantang. Sekarang ceritanya jeda waktu 5 tahun setelah sekolah,” kata dia, saat ditemui di BlitzMegaplex, Senin (24-9) malam. Menurut dia, berakting berani seperti itu adalah cita- citanya. Selain mendapat tant angan baru dalam berperan, ia juga mengaku ingin terlihat lebih garang. “Adegan fighting itu tantangan buat gue, dari dulu peran gue melow, galau trus. Gue ditantang lebih berani,” ujarnya. (DTC/S-1)

KAPANLAGI

Aktris Paling Berbahaya AKTRIS Hollywood Emma Watson d isebut ar t is pal i ng berbahaya dalam dunia maya, menurut perusahaan antivirus terkemuka Online Security di Amerika Serikat. Emma dianggap sebagai antivirus yang sangat merusak sistem komputer dengan dalih menggunakan foto Emma untuk pancingan penyebaran virus. Nama Emma sering dipakai para pelaku kejahatan untuk menyebarkan virus dan mencuri data informasi. Disebut sebagai ikon selebritas berbahaya, bintang film Harry Potters ini pun meradang karena dirinya tak tahu-menahu dengan pencurian data dan penyebaran virus tersebut. Em ma tent u saja meradang karena dirinya tak tahu-mena-

hu dengan pencurian data dan penyebaran virus. Apalagi, aktris yang baru meluncurkan film terba r u nya, T he Perks of Being a Wallf lower, ini memiliki sit us pr i bad i, aku n jejar i ng sosia l yang ser i ng d i a g u na k a n. Hal itu tentu merusak k red i bi l i-

tas Emma keti ka beraktivitas di dunia maya atau ber i nteraksi dengan penggemarnya. “Sayang nya tidak ada yang bisa k ita la ku kan u nt u k mencegah hal itu. (S-1)

KAPANLAGI

Pilih ‘Homeschooling’ “Ya, seben a r ny a i r i , kalau sekola h ba nya k temennya, ya. A k u a ja jarang keluar kalau enggak ditemenin Mamah,” kata dia, saat ditemui d i St ud io Hang gar, Pancoran, Senin (24-9) malam. “Ya, lebih enak sekolah biasa ya banyak temennya, kalau homeschooling enggak ada temannya,” kata dara kelahiran 1 Januari

1 9 9 6 itu. Ju w it a menut u rk a n mu l a i ber seko lah di rumah sejak kelas V III SMP. Ia pun beralasan memilih sekolah seperti itu karena segudang kesibukannya yang membuatnya sulit untuk berkonsentrasi. “Ya, karena waktu itu kan aku sibuk syuting, ya waktunya sulit dan pas aku di Mamah,” kata dia. (DTC/S-1)

POPEATER

KAPANLAGI

23.30 Metro Sports

04.30 Metro Pagi 07.05 Bedah Ed itor ial Med ia Indonesia 08.05 8 Eleven Show 11.30 Metro Siang 13.05 Wideshot 17.05 Metro Hari Ini 19.05 Suara Anda 20.30 Otoblitz 21.05 Top Nine News 21.30 Mata Najwa: Peluru Untuk TKI 22.30 Stand Up Comedy 23.05 Metro Realitas

Menjaga Bangsa Pakai Hati

MUSISI Katon Bagaskara kini menjadi Duta Maritim Indonesia. Pelantun Yogyakarta itu pun mengaku bangga dengan tugas tersebut. Namun, penyanyi asal Kota Gudeg ini tak memungkiri semakin memiliki tanggung jawab lebih. “Saya bangga, tapi saya juga merasa punya tanggung jawab,” kata Katon saat ditemui di atas kapal KRI Banjarmasin 952, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Senin (24-9). Menurut Katon, banyak tugas yang harus diembannya, seperti menjelaskan kepada masyarakat tentang pentingnya pertahanan negara dari sudut pandang maritim. “Tugas saya menceritakan ini kepada masyarakat. Saya juga akan menularkan ke artis-artis, nanti kita lihat apakah mereka punya kesenangan yang sama, saya milih (jaga kekayaan bangsa) pakai hati,” kata dia. Dengan tugas yang diembannya saat ini, Katon berencana menciptakan dan menyanyikan lagu tentang maritim Indonesia. Suami aktris Ira Wibowo ini mengungkapkan masalah tanggung jawab perbatasan bukan hanya tugas pemerintah, melainkan seluruh warga negara Indonesia. (DTC/S-1)

JUWITA BAHAR

SIBUK di dunia entertainment, artis remaja Juwita Bahar memutuskan melanjutkan jenjang pendidikannya lewat jalur homeschooling. Namun, Juwita mengaku tak sepenuhnya menyukai jalur homeschooling. Salah satunya adalah tak punya teman sekolah. Bahkan, anak dari pedangdut Annisa Bahar dan Memo Sanjaya itu iri ketika melihat anak seumurannya ber m a i n den ga n tema n sekolahnya.

Gangnam Style. Tak dinyana, tarian itu me ningkat menjadi sebuah pertengkaran dan dilanjutkan dengan perang senjata. Salah satu anggota geng malah dikabarkan telah melepaskan tembakan sebanyak 50 kali. Beruntung, tidak ada yang terluka dalam kejadian ini. (S-1)

Jangan Biarkan Aku Pergi Taya n g: 26 Sep 2012 , P u k u l 08.00 Lili seorang gadis cantik yang mender it a peny a k it k a n ker darah, penyak itnya bisa merenggut nyawanya kapan saja. Sebelum ajal menjemput, dia mendatangi ibu kandungnya, ibu Rose, yang telah membuangnya semenjak dia masih bayi,

ternyata i bunya sama sekal i tidak mengenalinya. Ibu Rose malah mengira Lili adalah seorang gadis yang dihami li oleh putra angkatnya D i m a s. K ejad i a n it u s a n gat membuat Lili kecewa pada ibu kandungnya.

06.30 Redaksi Pagi 07.30 Selebrita Pagi 08.00 Makan Besar 08.30 Gak Nyangka 09.00 Ups Salah

09.30 Spotlite 10.30 Warna 11.30 Redaksi Siang 12.00 Selebrita Siang 12.30 Si Bolang 13.00 Laptop Si Unyil 13.30 Cita-Citaku 14.00 Dunia Binatang 14.30 Koki Pintar 15.00 Brownies 15.30 Tau Gak Sih 16.00 Jejak Petualang 16.30 Redaksi Sore 17.00 Indonesiaku 17.30 Orang Pinggiran 18.00 Hitam Putih 19.00 On The Spot 20.00 Opera Van Java

Ada Cinta di Kampung Kambing Tay a n g 26 S e p 2012 , P u k u l 12.30 CERITA berawal ketika seorang artis bernama Marissa kabur dari lokasi syuting gara-gara sang sutradara sedang marahmarah. Secara tidak sengaja, Marissa tiba di sebuah tempat terpenci l bernama Kampung Kambing. Warga desa di sana r at a - r at a me mpu ny a i m at a pencarian beternak kambing. Mar i ssa sebenar nya menye -

sal lantaran kabur dari lokasi sy uting. Gadis itu pun berusaha mencar i si nyal telepon untuk menghubungi tunangannya. Tapi yang terjadi, Marissa malah jatuh ke kubangan lumpur. Untunglah Mail, pemuda desa lugu dan baik hati, sigap menolong.

06.30 Disney Club: Hgglytown Heroes 07.00 Disney Club: Handy Manny 07.30 Upin Ipin Dkk

08.00 Serial Pilihan 09.00 Serial Pilihan-1 10.00 Kisah Unggulan 11.30 Lintas Siang 12.00 Layar Kemilau 13.30 I Drama 15.00 Diantara Kita 15.30 Lintas Petang 16.00 Animasi Spesial 16.30 Animasi Spesial: Leon 17.00 Drama Spesial 18.0 0 Tenda nga n Si Madu n Season 2 19.00 Aladdin 20.00 Jagoan Silat 21.00 Raden Kian Santang Sewaktu-waktu acara TV dapat berubah.


Olahraga

RABU, 26 SEPTEMBER 2012

LAMPUNG POST

I17

Mourinho Sudah Bisa Tersenyum MADRID (Dtc/Lampost): Jose Mourinho puas saat Real Madrid menundukkan Rayo Vallecano 2-0 dalam lanjutan La Liga. Los Blancos masih bisa tampil jauh lebih baik lagi. Menya m ba n g i ma rk a s Va llecano, Stadion Ca mpo de F ut bol de Va l le c a s , S e l a sa (25-9) d i n i har i WIB, setelah laga ditunda karena disabotasenya la mpu stadion, Madrid memetik poin penuh berkat sepasang gol yang masi ng-masi ng d i buat Kar i m Benzema dan Cristiano Ronaldo dari titik putih. Ronaldo membuang peluang emas di menit ke-73. Saat menerima umpan matang Gonzalo Higuain, dia sebenarnya tinggal menceplos kan bola ke gawang kosong. Tapi, sontekannya masih digagalkan tiang gawang. Kemenangan ini mengangkat posisi Madrid ke peringkat ketujuh klasemen sementara dengan raihan tujuh poin dari lima laga. Mereka masi h ber jarak delapan poin dari Barcelona yang bertengger di puncak. Vallecano di urutan kesembi lan dengan jumlah poin sama, tapi kalah selisih gol. Saat Madrid tumbang di kandang Sevilla, pertengahan bulan ini, Mourinho terus terang menyebut timnya bermain buruk. Saking tidak puasnya dengan performa anak buahnya, entrenador

LFP

REUTERS/SUSANA VERA

MENGHINDAR. Pemain Real Madrid Cristiano Ronaldo melompat menghindari kiper Rayo Vallecano Ruben Martinez saat perebutan bola pada lanjutan kompetisi La Liga di Stadion Campo de Futbol de Vallecas, Selasa (25-9) dini hari WIB.

LA LIGA

LFP

Sevilla Tekuk La Coruna Sevilla meraih kemenangan saat dijamu Deportivo la Coruna dalam lanjutan Liga Spanyol. Los Rojiblancos menang 2-0 berkat gol A lvaro Neg redo dan Ivan Rakitic. Pertandingan di Estadio Riazor, kema r i n d i n i ha r i W I B, b e r l a n g s u n g s e r u s e ja k men it-men it aw a l . T u a n Jose Mourinho menyambut rumah hampir memimpin saat l aga memas u k i me nit ke-38 andai tendangan kemenangan Real Madrid atas keras A bel Ag ui lar keras dari luar kotak penalti tak Rayo Vallecano. digagalkan tiang. secara kritis memberikan catatan G ol ba r u terc ipta 15 men it untuk permainan Madrid. “Jika menjelang berakhirnya waktu k a m i ber ma i n den ga n s i k ap normal setelah Negredo menjebol seperti menghadapi Getafe atau gawang tim tuan rumah. Umpan Sevilla, kami takkan menang. Ini silang Cicinho dari sayap kanan adalah laga sulit. Tim bereaksi dituntaskan dengan sangat baik dengan baik,” katanya di Football Negredo. Espana. Enam menit jelang berakhirnya “Apakah kami bisa bermain waktu normal, Sevilla mencetak lebih baik? Tentu. Tapi tadi tim gol keduanya, yang berbau keta mpi l kompa k. Lawa n k a m i beruntungan. Berawal dari niat cukup menyulitkan, seperti juga Aranzubia membuang bola ke delapangannya. Kritikku sebelum pan setelah menerima backpass ini adalah mengenai sikap para Carlos Marchena, tendangannya pemainku. Hari ini aku menyukai ma la h mengena i R a k it ic da n timku,” kata Mourinho. bola berbalik menuju gawangnya Dicatat ESPN Soccernet, Valsendiri. (O-2)

POSITIF

TRANSFER PEMAIN

Ujian Konsistensi Atletico dan Betis SEVILLA—Stadion Benito Villamarin, Sevilla, K a m i s (27- 9) dini hari, akan bergelora. Peringkat lima klasemen Real Betis kedatangan tamu Trans7 penghuni posisi Kamis (27-9) empat Atletico Pukul 02.00 Madrid. Laga kedua tim yang sedang berada dalam performa terbaik diyakini akan berlangsung seru dan keras. Sebab, kemenangan di laga ini akan membawa salah satu tim naik ke urutan dua klasemen. Rekor per temuan kedua tim dalam lima laga terakhir juga menunjukkan kekuatan yang cukup berimbang, sama-sama mencatat dua kali menang, dua seri, dan sekali

asal Portugal itu sampai-sampai ingin mengganti tujuh pemain saat jeda. Setelah mendapatkan kritikan Mourinho, Los Merengues perlahan-lahan bangk it. Dimulai de ngan kemenangan atas Manchester City di ajang Liga Champions, tim ibu kota Spanyol itu kemudian menga lahkan Rayo 2-0. Kemenangan kali ini disambut positif Mouriho meskipun ia juga

lecano memang lebi h u ngg u l penguasaan bola dari Madrid dengan 52%—48%. Tapi Madrid sebaliknya unggul dalam jumlah tembakan, yakni 16 tembakan (6 tepat sasaran) ketimbang tuan rumah yang punya 13 tembakan (3 tepat sasaran).

kalah. Ditambah lagi euforia kemenangan keduanya d i laga terakhir, pekan lalu. At let ico d at a n g den ga n rekor sempurna dari lima laga mereka di berbagai ajang al ias selalu menang. Tren tersebut akan dipertahankan walaupun tidak akan diraih dengan mudah. Laga ini juga akan menjadi ujian bagi para penyerang At letico untuk menambah pundi-pundi gol. Klub sekota Real Madrid ini menjadi tim kedua tersubur setelah Barcelona dalam urusan mencetak gol dengan jumlah 11. Pastinya, arsitek Diego Simeone bertumpu pada ketajaman sang striker Radamel Falcao. Penyerang Kolombia itu terbilang subur dan menjadi runner-up sementara top skor

dengan lima gol, kalah satu gol dari Lionel Messi. Ku bu t ua n r u ma h a k a n memaksimalkan permainan di lini tengah. Di sini pelatih Pepe Me l mem i l i k i sosok gelandang energi k Benant Extebarria. Anggota Timnas Spanyol tersebut menjadi dirigen permainan Betis. Hanya saja, Simeone harus bisa mengangkat moral kiper Thibaut Courtois yang membuat blunder di akhir pekan lalu. Jika tidak, itu akan dimanfaatkan kubu tuan rumah untuk lebih banyak menguji kemampuan kiper Belgia itu. Melakoni laga keras dan ketat d i butu h kan konsentrasi dan disiplin tinggi untuk bisa memenangkan laga dan melesat ke posisi kedua klasemen sementara. (DBS/O-2)

PSG Siapkan Rp1,3 Triliun untuk Neymar PARIS (Dtc/Lampost): Neymar dikabarkan mulai kurang betah di Santos. Paris St. Germain dilaporkan siap memanfaatkan keadaan dengan menawarkan Rp1,3 triliun demi mendatangkannya. Barcelona, Real Madrid, Manchester City, Manchester United, Arsenal, Chelsea, dan AC Milan, telah dikaitkan dengan Neymar. Tetapi usaha mereka sejauh ini masih buntu karena sang pemain menegaskan baru mempertimbangkan tawaran usai Piala Dunia 2014. Situasi itu dispekulasikan berubah setelah Ganso, sobat dekat Neymar, dijual Santos ke Sao Paulo pada pekan lalu. Neymar kabarnya mulai merasa tak lagi betah di Santos. Ney mar k i ni d iyak i ni siap mener i ma tawaran dan PSG dilaporkan media-media Prancis mulai ancang-ancang menggelontorkan uang 85 juta poundsterling (Rp1,3 triliun) guna mendapatkannya. Transfer Neymar ke PSG atau klub mana pun, tidak akan mudah karena perjanjian sponsor yang mengikat Neymar dan semuanya memiliki kaitan dengan keberadaannya di Santos.

Tetapi mantan bintang PSG, Rai, menilai transfer bisa saja terjadi. “Akan sulit meyakinkan Neymar agar bersedia pindah ke Paris karena banyak klub yang menunggu tanda tangannya,” ujar Rai di Metro. “Tetapi PSG telah mendatangkan Thiago Silva, Zlatan Ibrahimovic, dan Lucas Moura. Saya percaya mereka adalah pemain-pemain yang awalnya sulit diyakinkan PSG.” “PSG akan mendapat persaingan berat untuk mendapatkannya, jadi tak ada jaminan apaapa. Tapi saya harap PSG mendatangkannya. Memang akan sulit, tetapi sangat mungkin,” katanya. Di bursa transfer musim panas ini, PSG telah menghabiskan sekitar 146 juta euro (Rp1,8 triliun) untuk belanja pemain. (O-2) REUTERS/JUNIOR LAGO

OFFSIDE Hazard Nyaris ke Hotspur

Lescott Legawa Dirotasi

Inter Jangan Panik

LONDON—Pengakuan mengejutkan dikeluarkan penggawa baru Chelsea Eden Hazard. Dia mengaku nyaris bergabung dengan Tottenham Hotspur. Keti ka itu Hazard memperhati kan bagaimana perkembangan Spurs apakah berlaga di Liga Champions 2012—2013 atau tidak. Namun, pada akhir musim ternyata Spurs tidak sesuai dengan keinginan Hazard alias gagal lolos ke Liga Champions. “Sayangnya pada akhir musim semuanya tidak berjalan seperti yang saya bayangkan. Spurs tidak ambil bagian di Liga Champions,” ujar Hazard. “Banyak pertimbangan yang akhirnya membuat saya memutuskan bergabung dengan Chelsea. Sebelumnya saya tidak yakin karena musim lalu penampilan mereka tidak terlalu baik. Namun, sekarang saya merasa nyaman di sini,” ujar Hazard. (O-2)

MA NCHESTER—Roberto Mancini merotasi pemain untuk menyiasati keikutsertaan Manchester City di banyak kompetisi. Joleon Lescott mengaku bisa menerima kebijakan itu. Seperti musim lalu, The Citizens kini juga bermain di empat ajang berbeda. Selain Liga Inggris dan Liga Champions, dua ajang lainya Piala FA dan Piala Carling juga sudah menunggu. “Manajer sudah menjelaskan setiap orang memiliki peran yang harus dimainkan musim ini, dan itu sama dengan musim lalu,” ujar Lescott seperti dilansir Sportsmole. “(Rotasi) itu bekerja musim lalu dan kami butuh tetap fokus pada pekerjaan dan ingin selalu memenangi pertandingan,” kata dia. Sejauh musim 2012—2013 Lescott sudah turun membela City empat kali. Pada laga Liga Champions saat City kalah 2-3 dari Real Madrid tengah pekan lalu, ia tak diturunkan dan posisinya diisi Matija Nastasic. (DTC/O-2)

MILAN—Gelandang Inter Milan Esteban Cambiasso menolak panik setelah kekalahan 0-2 dari Siena dalam lanjutan kompetisi Seri A akhir pekan lalu di Giuseppe Meazza. Hasil itu membuat Inter menduduki peringkat ketujuh klasemen sementara dengan dua kemenangan dan dua kalah. Cambiasso pun meminta maaf kepada fan dan berharap timnya diberikan waktu untuk tampil lebih baik. “Kami minta maaf kalah d i kandang karena kami tidak berhasil untuk memuaskan fans kami tapi kami yakin kemenangan akan datang,” kata dia. Mantan pemai n Rea l Mad r id i n i juga me n g at a k a n k e k omp a k a n t i m d a l a m menghadapi situasi ini serta dukungan penuh kepada pelatih Andrea Stramaccioni akan membuat La Beneamata bisa bangkit lagi. (O-2)

REUTERS/STEFAN WERMUTH

AP/EFREM LUKATSKY

REUTERS/ALESSANDRO GAROFALO


I

18

Olahraga

LAMPUNG POST

RABU, 26 SEPTEMBER 2012

VARIA SPORT

PON 2016

Menpora Pangkas Jumlah Cabang

Simon Awali dengan Kemenangan PALEMBANG—Pebulu tangkis Indonesia Simon Santoso melaju ke babak 32 besar setelah mengalahkan Kento Momota (Jepang) 2-0 (21-10, 21-16) pada Indonesia Open Grand Prix Gold Badminton 2012 di Palembang Sport Convention Center, Selasa (25-9) sore. Hasil serupa juga diperoleh tunggal Indonesia lainnya unggulan keenam Alamsyah Yunus yang mengalahkan Giap Chin Goh (Malaysia) 2-0 (21-18 dan 21-12). Simon yang menjadi unggulan pertama hanya membutuhkan waktu 33 menit untuk menaklukkan pebulu tangkis muda asal Jepang itu. Di babak selanjutnya, hari ini (26-9), Simon bakal ditantang Park Sung Min (Korea). “Dari awal saya mencoba menekan agar lawan tidak dapat mengembangkan permainan. Saya harus waspada dan tidak menganggap remeh, apalagi Kento merupakan peringkat satu atau dua junior di Jepang,” kata Simon. Indonesia Open Grand Prix Gold di Palembang, Sumatera Selatan, akan berlangsung mulai 25—30 September 2012. Sejumlah negara yang mengambil bagian di kejuaraan ini di antaranya China, Jepang, Korea Selatan, Malaysia, Singapura, dan tuan rumah Indonesia. (ANT/O-3)

Daud Jalani Latihan Khusus SEMARANG—Juara dunia kelas bulu IBO Daud Yordan mulai menjalani latihan khusus menghadapi pertarungan perebutan gelar di Singapura, 9 November 2012. “Setelah mendapat kabar pertarungan digelar November mendatang, saya langsung menjalani latihan khusus,” kata Daud, Selasa (25-9). Menurut petinju dengan rekor bertarung 29 kali menang (23 KO) dan dua kali kalah tersebut, sebelum ada kejelasan pertarungan, dia hanya menjalani latihan umum untuk menjaga kebugaran. Mengenai lawan untuk pertarungan di Singapura mendatang, dia mengatakan kemungkinan akan menghadapi petinju asal Inggris. “Saya belum tahu persis namanya, tetapi kemungkinan besar akan menghadapi petinju Inggris.” Daud Yordan merebut gelar juara dunia kelas bulu IBO saat menang KO pada ronde kedua atas petinju Filipina Lorenzo Villanueva di Marina Bay Sands Singapura, 5 Mei 2012. Pertarungan Daud Yordan merupakan satu paket dengan pemegang gelar Super-Champion kelas bulu WBA Chris John karena mereka di bawah satu promotor, Mahkota Promotion pimpinan Raja Sapta Oktohari. (ANT/O-3)

ANTARA/FAHRUL JAYADIPUTRA

MESSI KE PERSIB. Gelandang asal Kamerun yang baru bergabung Persib Bandung, Mbida Messi (kanan), berlatih bersama rekan setimnya di Stadion Siliwangi, Bandung, Jabar, Selasa (25-9). Messi yang pernah merumput di Liga Portugal direkrut Persib untuk menggantikan peran Miljan Radovic asal Montenegro yang kontraknya tidak diperpanjang.

REUTERS/YUTIKO NAKAO

LANGSUNG TERSINGKIR. Petenis peringkat kelima dunia asal Republik Ceko Petra Kvitova menyeka keringat di keningnya setelah pukulannya melebar saat menghadapi Petra Martic dari Kroasia pada babak kedua turnamen Pan Paci c Terbuka di Tokyo, Selasa (25-9). Kvitova, yang di babak pertama mendapat bye, secara mengejutkan tersingkir setelah kalah 4-6 dan 4-6.

Kvitova Tersingkir di Tokyo TOKYO (Ant/Lampost): Petenis putri unggulan keempat asal Republik Ceko, Petra Kvitova, harus tersingkir di babak kedua turnamen Pan Paci c Terbuka setelah ditumbangkan petenis bukan unggulan, Petra Martic, Selasa (25-9). Juara turnamen Wimbledon tahun 2011 dan petenis peringkat kelima dunia itu harus tersungkur oleh petenis urutan ke-73 dunia asal Kroasia itu dengan skor 4-6 dan 6-4. Kvitova mendapatkan bye pada babak pertama di turnamen itu. Pada laga perdananya kemarin, Kvitova tampil buruk dengan melakukan tiga kali kesalahan ganda dan kehilangan poin pada awal pertandingan. Dia kembali kehilangan game pertama set kedua dan tidak mampu membalikkan keadaan selama 88 menit durasi pertandingan yang mengecewakan itu. “Dia memiliki servis yang bagus dan sulit untuk menekan dia. Dia membuat saya bermain bertahan dan banyak berlari, itu bukan permainan saya. Dia bermain sangat baik hari ini, sangat agresif,” kata Kvitova (22). “Saya perlu memperbaiki servis saya karena tidak berjalan dengan baik hari

atau 16 besar. Unggulan ketujuh itu memerlukan lebih dari dua setengah jam untuk mengalahkan Anastasia Pavlyuchenkova dari Rusia 7-5, 4-6, dan 6-2. “Kondisi saya masih belum 100 persen pulih,” kata Li. “Tapi saya berusaha mencoba tetap sehat dengan meminum ini. Saya tidak mendapatkan banyak obat batuk setiap pagi dan malam.” poin dari servis. Jadi itu akan menjadi Di babak ketiga nanti, Li akan berpekerjaan rumah untuk dibenahi.” hadapan dengan pemenang antara Martic (21), yang masuk ke babak Caroline Wozniacki dan Daniela Hanempat kejuaraan Perancis Terbuka, tuchova dari Slovakia. mengata kan kemeKemenangan Kvitova tampil nangan itu merupajuga diraih Marion kan yang terbesar Bartoli dengan mebaginya. Dia berngandaskan petenis hasil mengalahkan asal Jerman Julia pada laga perdananya dan petenis yang masuk Goerges 6-2 dan 7-5. u r u t a n 10 b e s a r Pada babak ketiga langsung tersingkir. pada Roland Garnanti petenis asal ros tahun ini, tapi kemenangan ini P ra nc i s ter sebut a k a n mena nta ng merupakan yang terbesar dan dia sa- petenis asal Italia Sara Errani. ngat bahagia. “Pada lima atau enam hari Babak ketiga juga akan menghadirterakhir sungguh aneh. Latihan saya kan laga Urszula Radwanska (Polandia) sangat buruk, saya berjuang, saya tidak kontra A ngel iq ue Kerber (Jerman) memiliki rasa percaya diri,” ujarnya. dan Nadia Petrova (Rusia) melawan Sementara itu, juara Prancis Terbuka Petra Mar t ic (K roasia), sedangkan tahun lalu, Li Na dari China, harus ber- Maria Sharapova akan melawan Lucie susah payah untuk lolos ke babak ketiga Šafárová. (O-3)

BURUK

JAKARTA (Lampost): Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Andi Ali an Mallarangeng, di Jakarta, Senin (24-9), mengatakan jumlah cabang olahraga pada PON XIX/2016 di Jawa Barat akan “diciutkan” atau dibatasi. Pembatasan itu bertujuan mengurangi beban tuan r umah karena banyak nya cabang olahraga membuat persiapan sarana dan prasarana harus disesuaikan. “Kami memang berencana menciutkan jumlah cabang olahraga di PON selanjutnya dan sedang dalam pembahasan bersama Ketua Umum KONI Pusat Tono Suratman untuk merumuskan hal ini dengan baik,” ujar Menpora. Sebelumnya, KONI Jabar merilis PON 2016 akan mempertandingkan 43 cabang olahraga, termasuk cabang yang tidak dimainkan pada PON 2012, yakni dansa, drumben, hoki, dan berkuda. “Itu kan baru rencana saja, ke depan mungkin bisa dibatasi sehingga hanya mempertandingkan 34 cabang,” ujar Menpora. “Atau bi sa juga PON d iselenggarakan di dua provinsi, misalnya di Jawa Tengah dengan Yogyakarta. Sehingga dengan tuan rumah bersama, beban daerah tidak berat dalam penyediaan sarana dan prasarana,” lanjut Menpora. Mengenai pembatasan usia, Menpora mengatakan akan mengeva luasi. “ Tent u nya dengan kebijakan-kebijakan tersebut akan di butuhkan perubahan dalam peraturan keolahragaan,” kata Menpora. Terkait PON XVIII/2012, banyak bintang muda berprestasi muncul. Sebut saja dari cabang bulu tangkis, Shesar Hiren Rhustavito asal Jawa Tengah yang mengalahkan pemain nasional seperti Hayom Rumbaka (Jateng) dan Tommy Sugiarto (DKI Jakarta). (MI/O-3)

PERDA OLAHRAGA

Komisi V DPRD Lampung Tunggu Usulan Dispora

ANGKAT BERAT

Empat Lifter Lampung Ikuti Kejuaraan Dunia BANDAR LAMPUNG (Lampost): Empat lifter Lampung akan mengikuti kejuaraan dunia angkat berat di Puerto Riko, Amerika Selatan, 27 Oktober—5 November mendatang. Keempat lifter tersebut terdiri dari dua atlet putra dan dua putri. Mereka ada lah Vi k i Aryanto yang akan turun di kelas 66 kg, Doni Meiyanto (74 kg), Sri Hartarti (57 kg), dan Noviana Sari (63 kg). Keempat lifter tersebut seluruhnya merupakan penyumbang emas bagi Lampung pada PON XVIII/2012, Riau. Ketua Umum Peng prov PABBSI Lampung Imron Rosadi mengatakan kejuaraan dunia yang diikuti empat l i f te r te rb a i k L a mpu n g tersebut juga merupakan ajang prakuali kasi World Games 2013 di Kolombia. “Empat lifter ini sudah didaftarkan sejak 2,5 bulan lalu. Dan kesertaannya di kejuaraan dunia sekaligus prakuali kasi World Games tersebut sudah x,” ujarnya kepada Lampung Post, Selasa (25-9). Imron menjelaskan terpi l i h nya keempat l i f ter Lampung itu berlaga di kejuaraan dunia Puerto Riko

berdasar pada prestasi dan kemampuan mereka. Dia mencontohkan Sri Hartarti merupakan lifter Lampung yang juga berstatus juara du n ia. “Selai n it u, kam i menyertakan mereka dalam kejuaraan itu karena memiliki peluang meraih prestasi.” Walaupun begitu, Imron enggan sesumbar terkait target dan peluang para duta ola h raga La mpu ng itu. Menurut dia, segala kemungkinan bisa saja terjadi, terutama dari faktor nonteknis seperti cedera atlet seh i ng ga dapat menjad i kendala merai h prestasi terbaik. “ K ita ha nya ber u sa ha mem ber i k a n hasi l ya ng terbaik karena terkadang ada faktor nonteknis yang terjadi di luar perkiraan kita,” ujarnya. Meskipun demikian, Imron berharap para l i f ter bisa tampil maksimal sehingga nantinya bisa lolos ke ajang World Games 2013 yang notebene kejuaraan setingkat Olimpiade. Dia menjelaskan World Games merupakan kejuaraan dunia yang cabang olahraganya tidak dilombakan di Olimpiade. (YAR/O-3)

BANDAR LAMPUNG (Lampost): Komisi V DPRD Lampung berharap Pemprov Lampung melalui Dinas Pemuda dan Olahraga segera mengajukan usulan rencana peraturan daerah (raperda) tentang keolahragaan. Usulan itu diharapkan dapat lebih memudahkan langkah Komisi V membahas raperda olahraga itu. “Untuk tahap awal ini, kami masih menunggu usulan raperda olahraga itu dari Pemprov dan Dispora Lampung,” kata Ketua Komisi V Yandri Nazir, kepada Lampung Post, Selasa (25-9). Dia menambahkan jika nantinya Pemprov Lampung dan Dispora Lampung belum mempunyai usulan ran-

cangan peraturan olahraga, pihaknya akan mengusulkan raperda tersebut sebagai inisiatif Dewan. Dengan begitu, Provinsi Lampung bisa secepatnya memiliki peraturan mengikat tentang sistem keolahragaan di tingkat daerah. “Jika memang Pemprov belum punya rancangan, nantinya jadi usulan inisiatif Dewan.” Yandri menjelaskan perda olahra ga mer upa k a n fa k tor pent i n g dalam upaya mew ujudkan sistem keolahragaan yang lebih dinamis dan mengikat. Pasalnya, keberadaan aturan dan pay ung hukum dapat membuat sistem olahraga di Lampung ber ja lan berkesi nam bu ngan dan

PEMBINAAN OLAHRAGA (1)

Lampung Harus Tetap Bangga PENGANTAR Penurunan prestasi olahraga Lampung di pesta olahraga terakbar se-Tanah Air atau PON perlu menjadi perhatian bersama. Lampung Post akan menurunkan dua tulisan, hari ini dan besok, untuk menyoroti soal pembinaan olahraga di bumi Sai Ruwa Juwai agar prestasi olahraga daerah ini ke depan bisa meningkat.

BANDAR LAMPUNG—Prestasi Lampu n g d i P ON X V I I I / 2012 , R i au , mengalami penurunan dibanding dengan empat penyelenggaraan PON sebelumnya atau sejak PON XIV 1996 di Jakarta. Walaupun begitu, Lampung boleh tetap berbangga. Pasalnya, atlet yang diusung kali ini seluruhnya merupakan asli putra dan putri Sai Bumi Ruwa Jurai. Pada pentas PON XVIII, Lampung mengoleksi 15 emas, 9 perak, dan

10 per u ng g u. Denga n hasi l it u, Lampung bertengger di peringkat 10 dan hanya kalah koleksi perbendaharaan perak dari Sumatera Utara di peringkat kedelapan (15 emas, 17 perak, dan 20 perunggu), dan Bali di peringkat kesembilan (15 emas, 16 perak, dan 29 perunggu). Melihat komposisi kekuatan kontingen Lampung yang bermaterikan atlet lokal, artinya sekilas menggambarkan kekuatan olahraga daerah ini

lebih terarah. S ejau h i n i s i s tem ol a h r a ga d i Provinsi Lampung belum berjalan maksimal. Hal itu disebabkan belum adanya kejelasan aturan terkait program maupun pihak-pihak yang terlibat. “Dengan adanya perda olahraga, nantinya akan jelas, karena olahraga itu bukan hanya menjadi tanggung jawab pemerintah daerah, melainkan juga pengusaha dan masyarakat,” jelas Yandri. Sebelumnya, Kadispora Lampung Hannibal mengatakan perda olahraga nantinya mengacu kepada UU No. 3/2005 tentang Keolahragaan. Perda itu selanjutnya menjadi acuan para

sebenarnya cukup berpotensi meraup sukses prestasi di kancah nasional. Sebagai perbandingan, menilik kesuksesan daerah lain, seperti Riau, Kalimantan Timur, dan DKI Jakarta, tentu prestasi yang diraih Lampung lebih membanggakan. Bandingkan dengan daerah lain yang meraih prestasi dengan ditopang kekuatan finansial lalu membeli sejumlah atlet dari daerah lain. Walaupun begitu, bukan berarti Lampung har us ber puas d iri. Pembinaan dan pemetaan cabang-cabang olahraga unggulan patut menjadi prioritas utama. Hal ini sangat penting agar selanjutnya regenerasi duta olahraga Sai Bumi Ruwa Jurai tidak terputus di tengah jalan. Gubernur Sjachroedin Z.P. mengatakan sangat mengapresiasi dan bangga dengan prestasi yang diraih atlet Lampung di PON XVIII. Dia pun

pelaku olahraga di Lampung untuk melaku kan set iap keg iatan olahraga. “Jika ada perda, semua kegiatan keolahragaan di Lampung bisa jelas karena ada kepastian hukumnya,” ujarnya, beberapa waktu lalu. Ha n n i ba l mena m ba h k a n ke beradaa n perda ola h raga it u d iharapkan menjadi babak baru penyelenggaraan olahraga di Lampung. Dalam perda ini nantinya mencakup penyelenggaraan olahraga. Selain itu, nantinya tidak hanya atlet, tapi pembina olahraga juga ikut diperhatikan kesejahteraannya, seperti pemberian reward atau bonus, pendidikan, dan pekerjaan. (YAR/D-3)

tidak mau ambil pusing mengenai jumlah medali ataupun penurunan peringkat kontingen Lampung. “Semua atlet k ita hasil binaan sendiri. Berapa pun posisinya, ini tentu sebuah kebanggaan. Tidak ada guna nomor tiga atau empat, tapi hasil beli atlet,” kata Gubernur, saat ramah-tamah dengan atlet peraih meda l i d i PON X V I I I d i Ru ma h Makan Pondok Gurih, Pekanbaru, beberapa waktu lalu. Menangkap statement orang nomor satu di Provinsi Lampung itu, sudah seharusnya para pegiat olahraga di Lampung bertindak cepat menjaga dan meningkatkan potensi dan kualitas atlet daerah. Jangan sampai potensi yang ada tidak tergali maksimal, akibatnya bukan hal mustahil prestasi olahraga di Lampung tergerus kokohnya kekuatan daerah lain. (IYAR JARKASIH/O-3)


Olahraga

RABU, 26 SEPTEMBER 2012

Timnas Buta Kekuatan Brunei JAKARTA (Dtc/Lampost): Timnas Indonesia belum mengetahui pasti kekuatan Brunei Darussalam. Pola ofensif kembali menjadi pilihan untuk lebih memantapkan lagi tim. T i m nas I ndonesi a a k a n kembali melakoni laga uji coba denga n meng hadapi Brunei di Stadion Sultan Hassanal Bolkiah, Bandar Bandar Seri Begawan, hari ini (26-9). Namun, pelatih Nil Maizar mengakui belum mengetahui benar kekuatan tim lawan. “Saya belum tahu kekuatan timnas senior Brunei. Tapi, secara umum saya lihat permainan timnas U-21 (saat Piala Hasanal Bolkiah). Organisasi permainan bagus dan disiplin dalam bermain,” kata Ni lmaizar saat ditemui di kantor PSSI, Jakarta, Senin (24-9). Meskipun demikian, mantan pelatih Semen Padang itu menegaskan bakal berusaha memantau kekuatan lawan melalui internet. Ia juga berharap para pemainnya nanti mampu tampil serius. “Kami ingin tim ini lebih baik lagi. Gaya permainan su-

dah kelihatan setelah lawan Vietnam dan Korea Utara. Tapi, kami sadari masih banyak kekurangan,” kata Nil. Saat menghadapi Vietnam di Surabaya, 15 September lalu, Nil menerpakan permainan menyerang. Walaupun strategi tersebut cukup membuat pertahanan Vietnam bermain ekstra, masih banyak kekurangan yang harus diperbaiki sehingga pola permainan Elie Aiboy dkk. lebih baik lagi. Panggil Pemain ISL Sepulang dari Brunei, Nil Maizar akan kem bal i memanggil sejumlah pemain ISL. “Ya, kami berniat memanggil beberapa pemain ISL. Tetapi nama-namanya akan baru k a m i u mu m k a n mu ng k i n setelah pulang dari Brunei. Pemain-pemain ini akan masuk pelatnas tahap tiga atau terakhir yang akan dilakukan

pada 4 Oktober,” ujar Nil di Jakarta, Selasa (25-9). Keinginan Nil memanggil lagi pemain-pemain ISL didasari hasil rapat kedua joint committee di Kuala Lumpur, Malaysia, beberapa waktu lalu, yang menyebut timnas hanya satu, yaitu di bawah PSSI. Dari keputusan tersebut, semestinya pemain-pemain terbaik dari IPL maupun ISL bisa membela skuat Garuda di Piala AFF, November mendatang. “Kami telah melakukan pembicaraan mengenai timnas. Setelah adanya surat dari AFC, lalu apa langkah ke depan yang harus kami jalani. Rencananya setelah pulang dari Brunei, kami akan mengevaluasi tim ini untuk Piala AFF dan ada penambahan pemain dari ISL,” kata Nil. “Pada 27 September kami sudah pulang dari Brunei. Lalu 28 September sampai 3 Oktober, istirahat dan sekal ig us proses pemangg i lan pemain-pemain tambahan. Sementara 4 Oktober, pemainpemain ini sudah masuk pemusatan latihan lagi.” (O-2)

LAMPUNG POST

I19

RASISME KARIER

Walcott Berharap Bertahan di Arsenal LONDON (Lampost/Dtc): Gelandang Inggris Theo Walcott mengungkapkan keinginannya bertahan di Arsenal. Dia mengaku senang dengan proses negosiasi perpanjangan kontraknya dengan klub asal London itu. Masa depan gelandang berusia 23 tahun itu menjadi spekulasi setelah dirinya gagal mencapai kata sepakat dengan Arsenal mengenai perpanjangan kontraknya yang akan berakhir tahun ini. Media massa Inggris menyebut gaji menjadi masalah belum disepakatinya perpanjangan kontrak. Walcott dikabarkan meminta bayaran 100 ribu poundsterling per pekan. Sementara The Gunners menawarkan 75 ribu pounds tiap minggu. “Saya tidak pernah mengatakan ingin hengkang. Saya selalu ingin menjadi pemain Arsenal,” ujar Walcott. “Uang tidak pernah menjadi masalah. Masa la h per pa nja nga n kont ra k ada la h masalah sepak bola bagi saya. Jika masalahnya adalah uang, saya sudah hengkang pada awal musim ini,” ujarnya. Pemain yang didatangkan dari Southampton pada 2006 lalu itu juga mengungkapkan kei ngi nannya kembal i ke posisi sebagai penyerang. “Bermain di lini depan adalah hal penting. Itu salah satu faktor utama bagi saya. Semoga saya dapat menjadi pemain depan di beberapa laga mendatang. Duduk di bangku cadangan membuat saya frustrasi tetapi itu adalah salah satu hal yang harus saya hadapi,” kata dia. Kontrak Walcott dengan Arsenal akan habis pada Juni tahun depan. Andai hingga Januari belum tercapai kesepakatan baru, ia bebas bernegosiasi prakontrak dengan klub lain. (MI/O-2)

THEO WALCOTT

AP/TOM HEVEZI

Terry Mulai Jalani Sidang WEMBLEY (Lampost): Kurang dari sehari setelah menyatakan diri mundur dari tim nasional, John Terry menghadiri persidangan Asosiasi Sepak Bola Inggris (FA) terkait kasus rasisme yang dilakukannya. Jika diputus bersalah, mantan kapten Timnas Inggris itu terancam skors delapan laga seperti yang diterima striker Liverpool, Luis Suarez, musim lalu. Pemain belakang Chelsea it u d it udu h me lont a rk a n pernyataan rasial terhadap bek Queens Park Rangers, Anton Ferdinand, dalam laga Liga Primer Inggris pada Oktober 2011 lalu. Saat memutuskan mengundurkan diri pada Minggu (23-9), Terry menyebut posisinya di timnas tidak bisa diselamatkan setelah FA memutuskan melanjutkan kasus rasisme yang dialamatkan kepadanya meski dia telah dihukum dengan pencopotan ban kapten. Namun, Sekjen FA Alex Horne membantah persidangan itu sebagai penyebab Terry memutuskan pensiun. “Itu adalah keputusan pribadi. Saya tidak melihat mengapa FA membuat posisinya di timnas tidak aman. Kedua hal itu adalah hal yang berbeda,” ujar Horne. Sementara itu, wasit Liga Primer Inggris Mark Halsey meminta polisi menyelidiki sejumlah ejekan terhadapnya di lewat Twitter setelah memimpin laga panas Liverpool dan Manchester United. Ejekan lewat Twitter itu dilansir pada Senin (24-9) mengacu perjuangan Halsey melawan kanker tenggorokan pada 2009. Dalam laga di Anfield pada Minggu (23-9), Halsey membuat sejumlah keputusan yang merugikan tim tuan rumah. Halsey mengganjar gelandang Jonjo Shelvey meskipun dalam tayangan ulang terlihat jelas bek Manchester United, Jonny Evans, yang berusaha melakukan tackle dengan dua kaki. Ha l sey kemud i a n memberikan hadiah penalti yang sukses dieksekusi Robin van Persie setelah Antonio Valencia melakukan diving. Keputusan itu diambil setelah sebelumnya dia tidak menghadiahkan penalti kepada Liverpool meskipun Luis Suarez terlihat jelas dilanggar Patrice Evra di kotak terlarang. (MI/O-2)


I

20

Pariwara

LAMPUNG POST

AC Agen AC RESMI PABRIK LANGSUNG. TERMURAH !!! Jika lebih mahal diganti selisihnya. Panasonic, LG, Sharp. Terima cuci, repair(Agen resmi) TIMMY ELECTRINDO Tlp 242222, 7444470 WINDA AC jual AC/Secd, serv/cuci AC, kulkas, dispenser, PS ms cuci dll, 257556, 7403726 08127921648 & 0721-7174866.Minggu Buka

AHLI GIGI RAMA DENTAL ahli bikin gigi, psng behel gigi Jl P. Antasari 18/dpn bioskop Sinar Bdl. 0812.7945122, 0721268544 Jl.HOS Cokroaminoto 18 Kebon Jahe.

BADUT Anto Ent: meny,badut,mc,dekorasi balon, sulap, piñata, kursi anak dll. 081379408364, 087899896963

BIRO JASA PRT & B. SISTER PT. HADI JAYA, sedia prt/baby sister utk wilayah B.Lampung, jabodetabek, batam, kep riau (sedia tenaga infal khusus hari raya) Jl. Soekarno Hatta No.13 Rajabasa B.Lampung hub. 07217504146, 085279162372.

BUS WISATA Sedia bus untuk wisata rohani, darma wisata, bus khusus wisata, keselamatan penumpang prioritas kami. Klik www.armadutawisata.com. Hub. 08154019822

DEPOT AIR Jual Depot Air, lok psr jt. agung alat: msn depot, tower 3bh, mtr jupiter, jenset, 32JT/ngo. hub. 081930102020

DIGITAL PARABOLA Spesialis Parabola system distribusi Sales & Service. Sedia Indovision/top tv dll. Hub. 0811.722855, 475331

FOTO COPY LAMPUNG FC, jilid hard cover/skripsi, spiral kawat, Jl. Wr.Monginsidi 23 B Tanjung Karang Bandar Lampung telp.0721-256053

FURNITURE Minimalis Produksi, interior + furnitur,spesialis furnitur minimalis modern, Jl.Flamboyan Raya No.14 Tjg Seneng 0721-9085166

HORDENG NEOCLASSIC INTERIOR trm pemesanan gordeng,vitrage,vertical/horizontal blind dll, hsl memuaskan,hrg variatif. hb.081369342793, 081977972187

INDEKOST Trima Kost Mggn, Blnn, Jl Griya Fantasi 2C/8 WHP Hub. 702498, 0812.727.7590 Asrama mhs trm kos pel/mhs/ umum/th/bl/hrian air byk, brsh cck utk ktngn bel lok K.Baru blkg unila 16 k hb.085383564512 Kost executive Penginapan dan Perkantoran DIVKA Residen Faslt AC, TV, Laundry, Bank dll Jl.P.Antasari No.114, Telp.0721 269763, 085658800281

INTERIOR NADIA INTERIOR, Mendesain/ Membuat kitchen set, kmr set, lemari pajangan, counter, bar, counter bank, meja kantor, r. karaoke. Phone 470206, 0811792863 SAFIRA Interior: membuat kichen set, kmr set, lemari pajangan, bar, meja kantor, counter bank, partisi. Showroom: 0813.79129108, 7164443, 0813.79337474

KAMBING AQIQAH KAMBING dr harga 800rb, masak aneka menu Hb. 7448380, 081272354984, 081540802586

KEHILANGAN STNK BE 4952 DN, Noka. MH8BG41CABJ-625489, Nosin. G420-ID-685794, An. Sahroji c STNK BE 3531 ER, Noka. MH328D30CBJ490474, Nosin. 28D-2490144, An. I Wayan Lasio STNK BE 5930 EC, Noka. MH35TL 0067K728724, Ns. 5TL-724810, an. Iswati , SIM A+SIM C, an.Aprizen STNK BE 8229 EW, Noka. MH1HB32127K137504, Nosin. HB32E1130125, an. Edi Gunawan.STNK BE 3218 DY, Noka. MH314D003AK846258, Nomor Mesin. 14D846468, an. Rawit. STNK BE 3855 JF, Noka. MKZB1A1H2BJ002958, Nosin. OH2PA1039926, An. Ully Aulia STNK BE 3884 YQ, Noka. MH331B002AJ536476, Nosin. 31B-536509, An. Retno Winarni STNK BE 4231 YM, Noka. MH331B002AJ272572, Nosin. 31B272643, an. Supriono. STNK BE 4272 YP, Noka. MH328D30CAJ083883, Nosin. 28D-2084200, An. M.Taufiq, Spd

STNK BE 6039 FR, Noka. MH1JF5124CK680486, Nosin. JF51E2673497, an. Yatiningsih. S T N K B E 7 6 4 6 F O, N o k a . MJ6VBC642AJ800060, Ns. 1P50EMGHY90004353, an. Agus Supriyantoro. STNK BE 8687 FG, Noka. MH1HB411961K498752, Nosin. HB41E1509007, an. Margono Tlh hlg SK 80% No:602/UP/1982 an. DAWIYAH Guru SDN 01 Bojong Barat, pd hr Sabtu, 01-09-2012 Bg yg menemukn, hrp dikembalikan kpd Ybs. d/a Jl.Hamami F.Mega, Perum Guru Muara Jaya, Kotabumi Udik atau menyerahkan kpd BKD LU

KESEHATAN Mau langsing dan sehat, pakai Jus Stroberi, coklat atau vanilla, hub. 082130658882 PIN 28D1A781 Vivi Urut Tradisional, refeleksi dll. Terima panggilan. Hb. 0721-7179066, 085267904681, 081933591789

KOLAM RENANG Dunia Kolam Renang: Pembtn, prwtn, perbaikan, obat-2 an, peralatan Jl. Hayam Wuruk 198 E Kedamaian tlp. 0721- 7444567

KOMPUTER Murah jual laptop Toshiba Intel Core2 Duo hrg hy 1,7Jt stock terbatas.Hub. 081319900982, 085658818182.

KURSUS MENJAHIT Bisa cpt cari uang disk 20%-50%, bisa disalurkan kerja. Cpt2 ikut kursus menjahit &mode JULIANA JAYA.T.Umar Gg.Kiwi 5.Cp 701677081540816997

MUSIK SINARTA musik pernikahan, saurmatua, orgen tunggal, pesta bonataon dlm & luar kota. Hub. 085216105475 Drs. Edison E. Sinurat. ADI Musik: jl/tkr tmb: i5(4) i4(5) i3(5,5) Pa50(7) Pa80 Pa500, PSR900, KN1400, 2400,2600,X50,CORA,Blazer,Beta 3 ,PV16ch,8ch,CS800,AD3600,Behr. 20 ch, a/esis,DOD, AXL. Ph.268983, 081369139529. Paket alat music band Rp.15jt dijual seharga Rp.10jt saja (New) Sound System Tasso T3 ±6000w Rp.48jt (second, new Rp.100jt) OBRAL alat band & soundsystem berbagai merk terkenal, disc s/d 40% Yamaha,JBL,Mackie,Allen & Heath,AXL,Sonor,Tama,RMV,Iban ez, Artrock,Cort,Best,Rhyme,Gallien Krger,dll Rama Swara telp.(0721) 251652-0811792034

PENGOBATAN Tumor, kangker, batu ginjal, struk dan ingin punya keturunan hub. 082372955412 (Rikki)

OBAT TELAT BULAN Anda telat bulan & lancer haid..??? kami ada solusi cepat & aman, cukup 1x pakai dlm waktu 3 jam d;jamin lsg lancar 100 % aman tnp efek smpng, BERGARANSi sampai tuntas. 082169071222, 082388563333

PELUANG USAHA Ingin punya penghasilan tambahan 3-10 jt/bulan hub. 082130658882, 085788744427 Ingin penghasilan 300 sd 500 rb/ minggu hubungi 085377513318

PENDIDIKAN BELAJAR FOREX Kursus jual beli Valas & Emas secara ONLINE, cari uang melalui internet - bukan MLM - Hub: 08127915790, 085269719140

PRIVAT Privat Siklus Guru dtg kermh semua pelajaran SD,SMP,SMA Hub:07217481330/0857-68003557 Privat Matematika utk SD,SMP,SMA Guru ke rumah Hp. 085658848752 Privat Bintang Education smua pljrn TK, SD, SMP, SMA, umum, mengaji, guru dtg ke rmh, professional & sabar, siap UN, semester. hub. 0721 3667558, 0813 69 277 269 LBB SMART PRIVAT tlp.08538 2286133, 085769650375 Bimbel & privat TK-SD-SMP-SMA-SMK

SEDOT WC Sedot tinja/wc pakai mbl tangki & atasi mampet slrn tnp bkr, dlm & luar kota, bs sewa toilet port able. 07217400060, 085377528233

SALSA/YOGA/DANSA Membentuk badan jadi padat & berisi, mencegah penyakit hub.0721473097

SERVICE Wahyu Elektronik. Servis berbagai merk TV, kulkas, m.cuci, kpr gas, genset, P. Air, dll. Hub. 0812.72302983. SERVICE PANGGIL AC, Kulkas, Frezer, M. Cuci, W. Heater, dll. Hub. 081272590428

SUMUR BOR Mnrma pembuatan S.Bor, bor mesin, bor manual, service pompo air, jual beli pompa air, jet pump flxsibel hb. 082378580020,082158020589 CV. Agil mnrm pmbuatn smr bor, service p.air, semirsibel, penjualan pompo & jet pomp Hb. 082372591806, 085769664109, 081274702211 “RIZKY BOR“Menerima Pembuatan Sumur Bor Mesin,Service Pompa air,Gulung Dinamo,Instalasi dll Hub:085367519001, 08179136574

WALET

BAHAN BANGUNAN FOLDING GATE Moga Jaya Folding Gate melyni penjualan bahan & pembuatan folding gate harmonka juga mlyni pembuatan trails, pagar, canopy, stenlis & besi tempa, work shop Jl. Tawas 31 Yosodadi Metro tlep.0725-7007373, 0812.72324459

KAYU BANGUNAN Mnjual brbgi jns kayu & ukr: papan cor/racuk,bayur,gelam,mentru,mera nti,merbau, siap menerima pesanan ready stock siap antar. Hb.072177403 2,081379551536,085658801138

BROKER PROPERTY Anda ingin membeli/menjual rumah/tanah di kota metro hub.085267969198, 087813777960

GUDANG DISEWAKAN Disewakan Gudang 16 x 24 m, ada mes + ktr & fas. Lainnya di Kotabumi Jl.Negara Ds. Kembang Tanjung, Abg Selatan, LU. Hub: 0811793625

KOLAM DIJUAL KOLAM IKAN cck utk lobster, Kp Baru Unila, SHM, 1400 m2, 750 jt/ nego. Hub. 0812.72738989, 771704, 081379789456

RUMAH DIJUAL Dijl rmh tinggl (SHM) LT 1.262 m2, LB +800 m2 (7KT, 2KM,garasi,kolam ikan,lstrik,tlp,PDAM) lok strtegis dkt kota dgn view pegunungan cocok bila dijadikan villa Jl.ST.Badaruddin Gg.Cempaka no.11, Tj. Karang barat hp.082180806005 SILVI hrg ng

Rmh Taman Gunter I Blok G No.11 LT/LB 175/36 Renovasi hrg 155 jt hub. 082184719990 no sms TP Rmh di Prm Sukamenanti Indah Jl.Beruang/Jl.Rusa Kdtn tipe 36, 2KT, 2KM, RT, dapur plus pav-tnh smpg rmh (sdh dipgr) Ls tnh kav 12x12m, air smr bor(mlk perum),List,hrg ng. Hb.0852.69484177 Jual rmh Perum T.Raya Perumdam Blok C No. 7 Tanjung Seneng Kandis LT 150, LB 100, 3KT, 2KM, hb. 085282051414 Rmh Jl A. Dahlan 39 Pahoman (br renov. tgkt,hook Jl Way Kanan sebrang MTSN 1, ex wartel) Hub. Pemilik Way Semangka atas 61 (Bpk Yulifan Farid) Dijual cpt RUMAH ada kolam ikan LT 700m2, SHM, Jl. P. Singkep RT13 {samping perum puri rupi indah}, hrg nego. Hub. 081369971057 Dijual rmh 2 lantai & ruko LS 2600 m di Ogan 5, Kapling LT 999 m di kota bumi hub. 082182025299 Jual cpt BU, rmh Jl. Hayam Wuruk No. 108 Tj.Karang bdl fas.lngkp, 5 kt, tlp, 2 km, hrg nego hub.082179868788, 081369922298 (no sms) TP Rmh dijual cpt 2 rumah,LT/LB 361/108 & LT/LB 213/216, Jl. W. Monginsidi Gg.Murai 26 T.Betung,garasi luas,SHM. Hub:0821-81050309,0721-273348

DIJUAL/DIKONTRAKAN Rmh LT 260 m2, LB 200 m2, 3KT+1 KP, 2KM, di Perum BCA Cut Nyak Dien Palapa. Hb. 0815.4066666.

Griya Hayam Wuruk Kedamaian LT 390, LB 200, 4KT, 3KM, hub. 08127903780

RUMAH DIJUAL/OVER KREDIT Rumah 44/120, 2KT, 1KM, listrik 1300 W, cocok u/ kost di Kampus Hijau Residence B-24 (belakangUnila). Hub. 08127208301

RUKO DIJUAL Ruko dijual 3 lantai, strategis samping Ramayan Jl.Pemuda No.94 T.Karang telp.0721-250130, 257171. Ruko Jl. Sultan Agung, 28 in – WHP, 3 Lt full. Hub. 0815.4040045 (No. SMS). Dijual segera Ruko 2½ lantai, sertifikat hak milik, Luas bangunan 106 m2, lokasi strategis, kawasan bisnis Jl. Ikan Bawal No. 122 Teluk Betung Bandar Lampung, Air Ledeng, Telpon, Listrik, Harga 1,2 m. Bagi yang berminat hubungi: 081534518599, 08127905785 (tanpa Perantara)

TANAH DIJUAL Dijual sebidang tanah luas + 330M2 (15X22M2), lokasi strategis dkt kota dgn view pegunungan Jl.ST.Badarudin smpg SMPN 7 Segalamider, Tj.Karang Barat hp.082180806005 SILVI hrg ng Dijual cepat tnh 340 M2, SHM, metro pusat Jl.Imam Bonjol, smpg pool bus hrg 272 jt nego, hub. 081288005254 Dijual sgr sebdg tnh 22 x 40, SHM + 760 m2, Jl Hi. Said Gg. Kadu Pedang No. 88 Kel. Kotabaru TKT Bdl Hub: 0816401387

LOWONGAN

Buana Jaya Walet Jl.Kartini 98 (sbrg BNI) tlp.262686 jual alat-2 Walet, telur, sound sytem, Timer dll.

PENGINAPAN

Dibthkn karyawati, u/ butik, berpengalaman, usia 20-30 thn, krm lamaran ke perum vila citra 1 block M no.7 hub 0721-250475

PONDOK PALAPA, HARGA MULAI DARI 85 RBU, DI PUSAT KOTA, FAS : AC, TV, KM PRIBADI, BREAKFAST, PARKIR LUAS,

Dibutuhkan karyawan/karyawati utk ADM kantor di Jakarta, bisa komputer menguasai ward & Excel Fasilitas tempat tinggal Hub. Hj Yetty Harlisa Hp. 081388994286

JL. P.E.M NUR 7623158, 7188333, 087899764477, 085380151888

PERCETAKAN Pabrik baju pilkada termurah@4 rb, bendera@ 2500, umbul2@5 rb, spanduk@5 rb, stiker@100, kartu nm@25, banner@12 rb, Hb.Raja Cetak 0818864464,08129242024

Dibthkn segera pria/wanita u/ staff kitchen & kasir min SMU sederajat, diutamakn yg brpglmn, disiplin, jujur, mmpu mengusai kmptr antar lmrn ke The Coffe jl. Way Sungkai no.9 Pahoman bdl hub.0721-484758

RUPA - RUPA ATASI MAMPET

Bth Tkg dmpul, cat, poles bgplmn, minat dtg ke Bengkel ABC Jl. Yos Sudarso. 170 hub tlp. 7311168

Spesialis Atas Mampet Sal. Air, Wastafel, WC dll, tanpa bongkar garansi, bisa kuras sumur. Hub. 082180803233.

PROPERTI Rumah dijual Jl. A. Kadir Gg. Anggur No. 4 Tanjung Harapan Rajabasa, hrg 100 jt. Hub. 08566723841

Dijual tanah ukuran 13x100+bangunan di Jl. Proklamator Raya Bandar Jaya dpn RM Andalas nego hubungi. 0811791974. TP Tnh dijual 1,3 Ha, 4000 m2 Jl. ZA Pagar Alam Lb Ratu, 1540 m2 di Jl.S.Hamdani(Palapa 10) L.Ratu. Hb.788310-3555277 Tnh 1,4 H, 8000 m2, 3000m2, 2000m2, Jl.S.Hatta By Pass Bdl lebar mengikuti jln 140 m, 80m, 30m. Hb.7022493555277 Dijual tanah SHM LT 412 m2, nego, Jl. Kenanga Rawa Laut B. Lampung. Hub. 0852.79000757. Tanah 300 m2, Jl. Nusantara VII (belakang Radar Lampung), sertifikat. Hub. 0813.28070746 (No. SMS).

TANAH KAVLING DIJUAL Dijual cpt tnh L 126 m2, sdh pondasi, SHM, 67,5 jt, nego, Jl.Mawar Indah hub. 081977979688 Dijual tanah kapling, Desa Sidosari, natar, lamsel dpn Balai Desa Sidosari, Luas 170 m2, hrg 25 juta nego, BU, hb.081279029666

OVER KREDIT Tanh KAV 8X15 m, angs 330 rb/bln, lok. karang anyar jati agung hub. 085357939117, 082376762922

INTERCIPTA PRATAMA mbthkn Kary/Ti untk dtmpatkn di Jkt, Gapok + 2 Jt, Fas Mess, Trnsportasi, Karir, Pddkn SMA Sederajat, Max Usia 29 thn, LAMARAN LANGSUNG INTERVIEW tgl 24 & 25 September 2012, jm 10.00 - 17.00 Wib Di “HOTEL ANUGRAH” Jl Ahmad Yani No 1 Tanjung Karang BDL Hub: Bpk Barry 085782777841 Dicari Llsn STM listrik u/ operator mesin - Re-packing, lmrn ditujukan ke Jl Yos Sudarso No 27 Bdl Up. Bpk Sonny Candra, yg memenuhi syarat akan dipanggil u/ wawancara Dicari cpt3 Asisten B.Inggirs llsn D3/ S1, lncr berbhs Inggris. Krm lsg lmr ke Widna English School J.W.Seputih No.4 Pahoman tlp.254184, 081379383494 (No.SMS).

METRO Dijual rmh LT 306 M2, lokasi di kelurahan Yosodadi Metro Timur, sebelah lapangan tennis in door hb. 081377743666

Dijual tanah kebun di Way Gubag, LS 6000 m2, Cuma 120 jt dekat TVRI Tower hub. 081807823740 Dijual Tnh di Kel. Sukarame I LT. 2600 m2, SHM, hrg 300 rb/ mtr minat Hub. 08115203762, 0816698172 Dijual tanah kavling Sertifikat Cash & Kredit, di Desa Candimas, natar, tinggal 8 Unit hub. 08127227676 Tnh 2,1 Ha Jl Raya Sidomulyo (Trans) depan SPBU,SHM, Rp. 100.000/m2 Hub. 085369480372 Tnh 4.600 M2, Jl Raya Trans Kalianda, Desa Lubuk Kalianda,Lamsel,SHM, Rp. 150.000/m2 Hub. 085369480372 Tnh 10.800 M2, Jl Raya Trans Kalianda Sidomulyo, Lamsel,SHM, Rp. 125.000/m2 Hub. 085369480372

RABU, 26 SEPTEMBER 2012

AM PRO Mengatasi dgn cpt wc, slrn air mampet, westafel, tower dll tnp bongkar 085269654715(GRS)

RENTAL & SERVICE TANAH DIJUAL

– FORKLIFT – WHEEL LOADER – EXAVATOR – GENSET

DIJUAL SGR SEBDG TANAH 20x40 , + 760 m2, SHM, Jl.Hi Said Gg.Kadu Pedang No.88 Kel.Kotabaru TKT BDL

Hub. 0816401387 DIJUAL SEGERA Tanah SHM, luas + 3.300 m2 di Jl. Z.A. Pagar Alam, lingkungan pendidikan, pembelanjaan, perkantoran, kuliner, cck u/ berbagai jenis usaha. Hub. 0813.1887.7820

Hubungi

ALOK 0813-85931888 0721-3560288

Dibutuhkan TEKNISI/IT COMPUTER, pengalaman maxs.35 thn, khususnya menguasai setting Dyndns CCTV, dtraining, lmrn ke Jl. Ahmad Yani No.35 tj karang (dpn hotel Anugrah Ekspres) ph.242222 PT Sumber Kencana Sejahtera, sipptkis no: 412 tahun 2012, menerima pria/wanita dgn tujuan Singapure, Hongkong, Taiwan/ASEAN, kntr cbg lampung Desa Sidowalugo lam-sel hub.082113673986 Dibthkn Wanita single u/ Adm, penampilan menari, bisa computer, min. SMA, ada gaji, uang makan, insentif. Dtg lsg ke Timmy Electrindo Jl.A.Yani 35 Bdl sbrng Hotel Anugrah. Dicari Karyawan/Ti, min STM/D3/ S1 Teknik mesin & Listrik, Accounting yg mmpu operasionalkan comptr, (program AUTOCAD, Excell & Word) surat lamaran+ijazah+CV+Pas Photo wrn 4x6 kirim ke PT ARTHA SUKSES LANCAR PO BOX 1012 BDL 35000 interview di Bandar Lampung Urgently Needed = Eng Teacher, female D3/S1 Attractive, Gd P’snlity to be posted in Jakarta send ur applction to CNN Int’l Jl. A.1 Blok L Teluk Gong Jkt Utara HRD 0821.10669962.

Dibutuhkan TUKANG BUBUT, berpengalaman hub. (0721) (7463372), Jl.Yos Sudarso Kunyit No 126 Bandar Lampung Dicari !! Agen untuk “FEDERAL” battery & sparepart motor dilampung bagi yang berminat hub. 085311655001 Dbthkn pramu & kasir P&W mx 25 th, pddkn SMU, sopir pria mx 38 th, SIM B1, pddkn SMP, Warehouse pria mx 25 th, pnddkn D3 Lmrn lgkp dtg lgsg Jl. Tembesu 8 Campang Raya BDL

LOWONGAN KERJA Dibutuhkan:

Asisten Manager Minimarket Persyaratan : ~ Laki-Laki / Perempuan ~ Pekerja Keras ~ Jujur ~ Min Lulusan D.3/S.1 ~ Excellent Computer Skills. Kirimkan Lamaran, CV, Ijasah dan foto ke : RSANI@SLB.COM

LOWONGAN Perusahaan yang bergerak dibidang Medical Equipmet, X - Ray Accessories Surgical, Diagnostic & Critical Care, membutuhkan :

STAF ADMINISTRASI Syarat :

Prshn Multi Nasional Singer Tbk mmbthkn Sales Counter u/ ditmptkn di Mall-2 Lpg, syrt lls SMA sdrjt, berpenampilan rapi, fas:gaji,bns+kms. Antar lsg srt lmr ke Jl.R. Intan 85 Tjk Pst / Singer Hypermart tlp. 3650014

1. Wanita 2. Pendidikan min.SMK Akuntansi 3. Usia Maks. 30 tahun Lamaran kirim ke : Jl. Kamboja Gg. Tewox V No. 19 Bandar Lampung (Depan Budi Luhur - Chandra T.Karang) Telp. 0721 - 255422

LOWONGAN KERJA Anda punya IMPIAN BESAR? Ingin penghasilan tambahan dgn kerja part time? Ingin kebebasan waktu & keuangan dalam bekerja, Bernyali besar untuk SUKSES? GRAND HOM!!! HOTEL MARCOPOLO “ RESTAURAN ROOM” Sabtu 22 September 2012 Jam 12.00 s/d selesai Jika berkenan hadir hubungi : 0812 7342 1181, 0812 7929 785

LOWONGAN KERJA BANK PERKREDITAN RAKYAT, yang sedang berkembang membutuhkan DIREKSI dengan persyaratan : 1. Memiliki pengalaman di bidang perbankan minimal 3 tahun 2. Pendidikan minimal S1 3. Memiliki Ijazah Sertif Perbankan 4. Memiliki loyalitas, komitmen dan tanggung jawab 5. Foto 4 X 6 (berwarna) 2 lembar Kirim surat lamaran & CV anda pa-ling lambat 28 September 2012 ke : PO BOX 1029 Bandar Lampung

LOWONGAN KERJA Dibutuhkan segera : 1. Pria & Wanita 2. Single 3. Usia Max. 28 tahun 4. Bahasa Inggris aktif 5. Pendidikn Min. S1 6. Berpenampilan menarik 7. Diutamakan yang berpengalaman Kirim lamaran & CV ke : PT. ANDAL LAUTAN NIAGA Jl. Dr. Soesilo No. 95 Pahoman Bandar Lampung Telp : 0721 - 261212


Pariwara

RABU, 26 SEPTEMBER 2012

LAMPUNG POST

OTOMOTIF MOBIL DISEWAKAN ****** OONK RENTAL CAR ****** Sewakan Sedan Pengantin, Innova, Avanza, Xenia. Hub: 0721-7471813, 0811.799813 CV. SAMANIA. Cary/Futura 125 – 175 rb Bndra 100 PU/Kda 150-200, Avz/ Xen/Apv/Kjg 200-250, Inv 300-350. Hub. 0721-7344447, 9901230 JONI NIAGA RENT CAR: Inova, Kijang Capsul, Avanza, Xenia, APV, Altis, ALphard. Hub. 7403700, 7692086, 0812.7264905 SATRIA PERDANA RENT C AR Avanza, Xenia, Innova All New. Cal, 085263 539003,7377246, SEGERA PESAN..! UJM RENT CAR New Inova Diesel, New Avanza, antar / jemput bandara, harian / blnan Hub. 260633, 7442800, 085287815588, 081217983555, 087886178888, 085769220808 ******** OTO RENT CAR ******* ******** XENIA / AVANZA ******* ***** 200 rb/hari – 4Jt/ bln ******* ***** syarat mudah - harga murah *** Call 241241, 7301153, 081279773313

MOBIL PENGANTIN Disewakan MOBIL PENGANTIN Mercy New Eyes Warna Silver. Berminat hub. 0721-7361700-0811728117

MOBIL DIJUAL DAIHATSU Dijual cpt Xenia bergaransi dp awal 37jt angs 2,7jt 3th, Hub. 081272341188 Xenia Xi Family’08 Biru Muda Met, pjk br, Ori, spt br, VR, komplit, Bs krdt Ng. 081379876999

KREDIT MOBIL SUPER RINGAN XENIA M DP 28 Jt-an Angs 3,6 Jt-an 5 TH XENIA M DP 35 Jt-an Angs 2,3 Jt-an 5 TH XENIA R DP 21 Jt Angs 3,7 Jt-an 5 TH XENIA R DP 42 Jt Angs 2,5 Jt-an 5 TH Terios TS Xtra DP 20 Jt-an Angs 4,3 Jt-an 5 TH Terios TS Xtra DP 44 Jt Angs 3 Jt-an 5 TH Terios TX DP 25 Jt Angs 4,8 Jt 5 TH Terios TX DP 52 Jt Angs 3,3 Jt-an 5 TH Pesan sgr hub : Mas Anto Astra Mobil Hp. 0811721578 , 0721-7333100

Taft Hiline ’94, biru tua, BE ban 33, body mulus harga 115 jt Hub. 081271425499

Espass 1600, warna Biru Met, BE Kodya, siap pakai, harga nego. Hb. 0812.79236565.

PROMO DAIHATSU ALL NEW XENIA DP Rp 19 Jt-an TERIOS DP Rp 23 Jt-an GRAND MAX PU DP Rp 8 Jt-an GRAND MAX MB DP Rp 16 Jt-an SIRION DP Rp 21 Jt-an LUXIO DP Rp 16 jt-an Free Jasa Service 50.000 KM, melayani Liwa, W.Kanan, T.Bawang, Kt.Agung, Tanggamus,Kalianda dll. Proses mudah & cepat. Hub. ANGGA DAIHATSU 0813.69538676, 3661581. Jual cepat Grand Max pick up 1.5 cc th‘2011, hitam, BE Kota madya, pjk baru, ban baru, AC dingin, Audio lengkap, VR, PS, mulus, istimewa, hub. 081369363298

Gran Max MB, 10, BE, hitam, siap pakai Hub.081369411030, 085378709022

Daihatsu Zebra Box’04, BE, hitam, hrg nego. Jl. Ridwan Rais 68 Tlp.3624000 Delta Engkel 4 ban’95, be, biru, Jl. Hayamwuruk 68 A Kedamaian hub. 085658882382

Xenia Li Sporty’08 Hitam BE, tgn I eks dosen dijmn gak kcw, ori, vrsi 115Jt/ DP 33jt 3.169x35 ass all risk+tlo. Hub. 0812.72617070. Ceria ‘ 02, merah, BE, siap p a k a i , H u b. 0 8 1 3 6 9 4 1 1 0 3 0 , 085378709022

Gran Max pick up ’11, BE, biru siap pakai, Hub.081369411030, 085378709022.

Panther LS 2006, orisinil, Hitam, turbo 2,5, kondisi siap pakai, plat BE, hrg 167 jt nego, hub.085368432008 Higrade 96 hijau met, acdb, ps, pw, rt rmt alrm, ram croom, lampu2 kristal, aki br, msn oke, bodi mls intrapi kk2 bgs ban br & strir 2 set, siap mudik hb.085764701899 (no sms) Panther LS’02, Silver, orsinil, BE, 120 jt. Hub. 0812.7277270, 085769998894. Panther Ls’04, BE, merah, orisinil, 134 jt, ng, hub. 08127924702/7528702

MERCY Mercy F 300, th 1992, hitam, BE,s. pakai, hrg nego. Hub. 081369411030, 085378709022

MITSUBISHI FORD Dijual cepat Ford Enterply ‘94, BE Kodya, PS, AC, TAPE, BAN VELG Baru, 35 jt nego, Hub. 0821-80545415

HONDA

Grand max PU’09 biru tua BE, harga nego siap pakai Hub. 081379766664

CRV, Matic,2000 cc, Plat B, Hitam, pribadi, seven seat, km 72rb, AC dingin, full ori, trwt. Hub. 0899.7600003

Espass Mini Bus ’98, biru BE, harga nego Hub. 081379766664

Jazz’10 Manunal spt baru, 180 jt ng, ori. Hub. 0813.79766664, 7408610

Sedan classy ‘ 92, merah BE siap pakai nego Hub. 081379766664

CRV’11 Hitam, manual, 2000 cc, 340 jt ng. Hub. 0813.79766664, 7408610

TS’09 Biru, BE. Hub. 0853.6836111, 0811724576. L300’06, Hitam, BE. Hub. 0853. 6836111, 0811724576.

ISUZU Taft Hiline pick up’93, BE, Biru, hrg nego. Hub. 081379986809

Xenia Li Family ’06, Gold, BE Kodya, siap pakai, harga nego. Hb. 0812.79236565.

Terios Type TX MT’07, silver, variasi full, tgn pertama, pjk bln 9, hrg 150jt. Hub. 081369432000

CRV 2.0 AT’04, Hitam Met, BE Kodya, istimewa. Hub.0813.69519239

Colt 120 SS, Pick Up’01, putih, be, pjk baru, siap kerja, 36 jt ng hub. 085266864655 Mitsubishi Greandis A/T’06 , mls hitam, mits Lanser ex A/T’09 Silver hub.0811728748

Engkel Box’05, B, siap pakai, nego. Hub. 0853.6836111, 0811724576. Dijual Mitsubishi Eterna Th’91 warna Abu-abu, AC dingin, mesin gress, full sound system, hrg 35 jt nego. Hb. 08789811675.

Futura MB’03 Merah, s.pakai, mesin gres, 60Jt. Hb.0813.79766664, 7408610

TIMOR

Sdn timor dohc‘00, pribadi dr baru biru, mlm, be kota, mls, L/D siap pakai, ac, br, pw, er, es, rmt, hrg 55 jt ng hub.08127937256, 7553110

TOYOTA

NISSAN Gran Livina’07 XV AT 1.5, All Risk & STNK 05-13, pertamax, tangan I, servis beres, p.sensor, f.lamp. Hub 0811797941

Kijang Pick up’ 81,BE, super mulus siap pakai. Hub. 081379986809

Kijang pick up’98, hitam, mobil siap pakai, bensin, 65 jt nego. Hub.

Timor’97 SOHC, Biru Met, siap pakai, harga nego. Hb. 0812.79236565.

To yo t a C a m r y ’ 0 5 , S I LV E R , manual, mulus, siap pakai. Hub.081274117808

081379986809

Kijang Krista th 03 hitam silver BE

Toyota Dyna Long Light Truck 3700 CC, tahun ‘05 harga Rp 60 juta Hub. 0811 861 739, 0818 0845 1724, 0852 6961 3331 Engkel Rino ’05, mulus, BE, siap pakai harga 95 juta nego hub. 081379986809

kodya bensin barang istimewa hub. 081369519239

Kijang Pick Up’ 91 hitam BE, siap pakai harga 43 jt nego hub. 081379986809

LSX’99, Solar hitam, be, pulang DP

MOTOR DIJUAL NINJA R2001, BE kodya, biru, pajak hidup, mulus, 14jt/nego, hub. 081930102020 Revo CW’2010 akhir, BE Kodya, mulus, nego. Hub. 085380904994

55 jt sisa 18 kali per bln 2841.000 Smash CW tahun 2004, wrn biru, be, pajak hidup, hrg 5.500.000 nego hub. 085215436438

Terano ‘ 97 BE hitam silver harga nego Hub. 081379766664

Innova Diesel’07, G, hitam, be kodya, an.sdri, hrg nego, bs TT, avanza/LGX. Hub. 081272488870, 081541518178

Grand Livina xv 1.8’09 , be, hitam, orisinil, tv 3, siap pakai, 137 jt ng hub. 081379766664

Dijual Cepat Mobil Avanza type G thn 2008 awal warna biru metalik hub. 082176851969

0721-7380909.

TIGER warna hitam tahun 2010 bulan 5 masih mulus terawat hitam jarang dipakai hub. 085669939689

Kijang Super’95, 6 Speed. 1.8 cc, long, be, biru, ac,ps, remote, vr, br, siap pakai hrg 63,7 nego hb.0811721532

Terios 2007 TX, Hitam, ors, mewah,

Mio Soul bln 4 Th’2011, Merah, ada asuransi, 12,5 Jt nego. Hb. 085380672578.

OPEL Opel Blazer montera th 2000, kondisi sangat mulus tdk kecewa pjk pjg harga nego hub. 081369900065 Opel Blazer LT’99, Abu-abu Met, BE Kodya, siap pakai, harga nego. Hb. 0812.79236565.

SUZUKI

Innova tipe E ‘ 05, BE, pajak 2013 VR BR silver mls siap pakai Rp 135 jt nego Hub. 081289234777/ Andri Inova G’09, BG, ACDB, VRBR, huitam met, 182 jt Jl. Hayam Wuruk 68 A Kedamaian hub. 085658882382

hub.081272241557

Rino Engkel’91 Merah, siap pakai, BE KOdya, 45 Jt. Hb.0815.41287866,

OVER KREDIT

BE Kodya, AC DB dingin, dijual cepat. Hub. 081369363298 Honda Jazz’05, A/T, ors, cd, vr, br, cr, pw, siap pakai, plg Dp.65 jt, angsrn 17 bln Rp3.8 Jt/bln. hub.081279029666

Honda Mega Pro’2007, hitam, mulus dan mengkilat, full variasi bergaya touring + box givi sh33, VR 17 tapak lebar palang 3, hrg 15,5jt/nego. Hub. 085266894900

Kijang Inova Type G’2007 euro, full variasi, Dp. 70jt, siap pakai. Hub.

L 300 PU’09, be kodya, hitam Jl. Hayamwuruk 68 A Kedamaian hub. 085658882382

APV Arena GL, th 2008/2009, acdb, vrbr, cd, jok semi kulit, ori, mulus, rapi, hrg 120 jt nego, hub 087899526060

Kijang LGX efi 1,8’04, be, acdb, vrbr, silver, 140 jt Jl. Hayamwuruk 68 A Kedamaian hub. 085658882382

085279986688

Mitsubishi TSS mini bus 1997 warna merah siap pakai, hrg 32 jt nego Hub.081379986809

JL CPT KATANA GX’90, power stering, DVD, hrg 38 jt, nego, pjk januari. Hb.0725.43372

Avanza S 1,5’10, BE, ACDB, VRBR, hitam met, 140 jt Jl. Hayamwuruk 68 A Kedamaian hub. 085658882382

Fuso missi th 2000 bak bebagua, pelat be, siap pakai, 275 jt, nego hub.081379986809

TRUK DIJUAL

ISUZU ELF NKRI71 HARMAU NEW

ISUZU PHANTER SOLUSI MOBIL IRIT, WALAU KEADAAN LAGI SULIT RAJA DISEGALA TANJAKAN/ MEDAN Baut Roda Sudah 6 CHASIS Tambahan Tebal {6 MM} Pertambahan Mantab

AYOOO DAPATKAN DP MURAH DAN ANGSURAN RINGGAN

NIA : 081369453525 OBIE : 081271103285

Dibantu...

Proses Paling Cepat, Paling Murah & Paling Mudah

ALL NEW XENIA

Gran Max PU

PIN BB 283FF6DC

DP 8 jt-an jt an bisa 3 thn* Angs 2 jt-an HUBUNGI SALES TERPERCAYA KAMI....

Angs 1,7 Jt-an

ARIEF JOKO 0813 BOWO 790 89 111 0812 722 54409

08127431 3000

All New Avanza

INNOVA

Yaris

0815 408 22 168 0721 901 6365 nt cou Dis % 5

BENGKEL M21 “PENGECATAN MOBIL” SISTEM OVEN

Alamat : Jl. Morotai No. 21 A Bandar Lampung Telp. Fax. 0721 - 708271 - 705077

Mengerjakan : - Perbaikan Body dan Chasis Mobil - Pengecatan (Sistem - Oven) Menggunakan Cat : Sikkens, Lorenzo

Kerusakan ringan

hanya 3 hari Bekerjasama Dengan Asuransi :

TAKAFUL Jasindo JAPRO MEGA Sinar Mas TRIPASYARIAH ACA ABDA CSI (BCA) Ramayana JASA RAHARJA PUTRA

I21


I

22

Daerah

LAMPUNG POST

RABU, 26 SEPTEMBER 2012

PROYEK PNPM-MP

ANGGARAN

Pelaku Program Terbaik akan Peroleh RBM Award

Bansos Tak Dapat Disalurkan

LIWA (Lampost): Kabupaten Lampung Barat memberik a n peng hargaa n Rua ng Belajar Masyarakat (RBM) Award kepada pelaku Prog r a m Na s ion a l Pe m b e r dayaan Masyarakat Mandiri Perdesaan (PNPM-MP). Ketua RBM Lampung Barat Abdul Rasid, Senin (24-9), mengatakan pemberian penghargaan meliputi kategori unit pelaksana kecamatan (UPK) terbaik, badan pengawas UPK terbaik, badan kerja sama antarpekon (BKAP), dan kategori pendamping lokal (PL) serta kategori kader pemberdayaan masyarakat pekon (KPMP) terbaik. Menurut Rasid, setelah dilakukan proses penilaian

oleh RBM beberapa waktu lalu, dengan berbagai indikator yang telah ditentu kan sebelumnya, perai h R BM Award kini sudah ditentukan dan tinggal lagi mempersiapkan prosesi acara nya. “Sudah kami dapatkan lima peraih RBM Award, tetapi belum bisa disebutkan karena baru akan diumumkan saat acara RBM Award nanti,” kata dia. T uj u a n k e g i at a n R M B Award yang baru pertama kali dilakukan tersebut ialah sebagai sebagai pemacu bagi para pelaku PNPM-MP di Lampung Barat untuk lebih maksimal dalam bekerja sesuai dengan bidang masingmasing. (HEN/D-1)

MASYARAKAT bisa berpartisipasi untuk menyampaikan keluhan dengan kirim SMS ke nomor 081379111475 dan 08127927359. Yth. Anggota Dewan Kami warga Pringsewu, kapan kami menikmati lampu jalan, utamanya di lintas barat, mulai dari Pajarisuk hingga Pagelaran juga Wates. Wilayah tersebut jika malam gelap gulita sehingga memudahkan orang untuk bertindak kriminal. Karsiyem Anggota Komisi C DPRD Kami akan mengoordinasikan dengan Pemerintah Provinsi (Pemprov), Pemkab, dan pihak PLN sendiri agar kebutuhan tersebut segara dipenuhi.

KEHUTANAN

Warga Jangan Tergiur Wacana Hutan Marga TA NG GA M US ( La mpost): Pemkab Tanggamus melalui Dinas Kehutanan dan Perkebunan Tanggamus serta Kesatuan Pengelolaan Hutan Lindung (KPHL) Kotaagung Utara meng i m bau warga yang ditinggal di sek itar hutan register tidak terbuai janji oknum tertentu terkait wacana hutan lindung yang bisa dimargakan. Warga d i m i nta waspada dan menel it i kem bal i informasi yang beredar di tengah masyarakat terkait isu pemargaan hutan lindung. Menyoal perubahan status hutan lindung, semua aturan ada dan diatur dalam Undang-Undang Nomor 41 Tahun 1999 Pasal 50 tentang Kehutanan, dari Ayat (1) sampai (3). Pad a s a at p e n ge n a l a n

f u ngsi K PH L oleh Di nas Kehutanan Tanggamus, Suratman, salah satu pegawai dinas setempat, mengatakan tentang adanya informasi tersebut. Ba h kan, suda h sa ngat sa nter terdenga r d i k a la nga n warga ya ng bermukim di daerah hutan kawasan. D a l a m hu b u n g a n i t u , KPHL bersama dengan Dinas Kehutanan Tanggamus mengambil langkah cepat agar tidak berimbas penuntutan warga kepada Pemkab setempat. Kepala Dinas Kehutanan Tanggamus F.B. Karjiono menegaskan warga boleh saja memanfaatkan kawasan hutan lindung dan mengambil keuntungannya melalui program Hutan Kemasyarakatan (HKm) dari Pemerintah Pusat. (CK-2/D-1)

LAMPUNG POST/SUDIONO

BANTUAN AMBULANS. Pemkab Pringsewu mendapatkan bantuan dua unit kendaraan ambulans dari Pemprov melalui APBD 2012. Pemprov sendiri telah menggulirkan total bantuan ke Pemkab melalui sejumlah satuan kerja (satker) sebesar Rp78,8 miliar.

APBDP Tanggamus Tahun Anggaran 2012 Disetujui Komposisi APBDP Kabupaten Tanggamus TA 2012, seperti dibacakan juru bicara Badan Anggaran (Banang) DPRD Tanggamus, Jukman Effendi, mengalami penambahan sekitar Rp94,6 miliar lebi h sehingga komposisi pend apat a n d a n pem be lanjaan menjadi Rp905,88 miliar. De sit yang awalnya berjumlah Rp36,6 mi l iar, bisa ditekan sehingga posisi akhir berimbang. Secara perinci komposisi APBDP Kabupaten Tanggamus, yakni pendapatan setelah perubahan Rp869,269 miliar, belanja setelah perubahan Rp905,882 miliar sehingga terdapat surplus

berapa saran untuk Pemkab dan satuan kerja perangkat daerah (SKPD). Seperti, diharapkan meningkatkan potensi unggulan daerah, terutama potensi agrobisnis dan agrowisata untuk menopang perekonomian masyarakat yang dapat mendorong tumbuhnya lapangan kerja dan lapangan usaha. Selain itu, eksekutif diharapkan melakukan optimalisasi pajak daerah, retri-

k a n komposi si a ng ga ra n belanja daerah dalam APBDP 2012 akan diprioritaskan bagi peningkatan kinerja pemerintah daerah, khususnya dalam pemenuhan kebutuhan masyarakat dan peningk ata n pelaya na n kepada masyarakat. (de sit) Rp36,6 miliar. S ep er t i me n i n g k at k a n De sit anggaran itu ditupem bang u nan i n f rastu ktupi dari penerimaan sebetur jalan dan jembatan, sasar Rp53,9 miliar dikurangi rana dan prasarana penpengeluaran Rp17,36 miliar. d i d i k a n d a n k e s e h at a n , Ju m l a h pempem berdayaan biayaa n neto masyarakat, APBDP 2012 akan setelah peserta pelayanan rubahan sebekepentingan s a r R p 17, 3 6 masyarakat lainmiliar sehingnya. bagi peningkatan kinerja pemerintah ga si sa lebi h Dengan kata daerah. pem biayaan lain, APBDP anggaran set2012 ini berbasis elah perubahan adalah Rp0 busi daerah, dan pendapatan k i ner ja ser t a memenu h i atau nihil, atau APBDP tahun lain-lain dalam rangka me- asas transparansi dan akunini berimbang. ningkatkan PAD. tabilitas, disiplin anggaran, Ju k man mengatakan e sien dan efektivitas, keBanang DPRD menyetujui Kinerja Pemerintah patutan dan keadilan, serta penambahan APBDP KabuBupati Tanggamus Bam- keterpaduan dan keberlanpaten Tanggamus dengan be- bang Kurniawan mengata- jutan anggaran. (UTI/D-1)

KOTAAGUNG (Lampost): Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Perubahan (APBDP) Kabupaten Tanggamus tahun anggaran (TA) 2012 sebesar Rp905,88 miliar akhirnya disetujui DPRD Tanggamus dalam rapat paripurna DPRD setempat, kemarin.

DIPRIORITASKAN

KEPRAMUKAAN

Saatnya Pramuka Membangun Unit Usaha

INFRASTRUKTUR

Terminal Pringsewu Diresmikan Hari ini PR I NG SE W U ( L a mp o s t): Bupati Sujadi Saddat menurut rencana hari ini (25-9) meresmikan terminal tipe C Kabupaten Pringsewu di Kecamatan Gadingrejo. Kepa la Bida ng ( K a bid) Teknik Sarana dan Prasarana Dinas Perhubungan Pringsewu Bambang Suhermanu mengatakan terminal tipe C yang dibangun mengg unakan dana pusat Rp4 mi l iar tahun 2011 sudah sejak enam bulan lalu telah dilakukan tahap uji coba dan memiliki beberapa fasilitas pendukung, di antaranya musala, MCK (mandi, cuci, dan kakus), ruang tunggu, ruang tunggu penumpang, pos peron, pos jaga polisi, dan dua unit kios pedagang. Keberadaan terminal tipe C Pringsewu di Gadingrejo tersebut diharapkan dapat

meningkatkan pendapatan asli daerah (PAD) dari sektor jasa angkutan kendaraan. Dengan pem berdayaan masyara kat, d i harapkan bidang perdagangan mikro menjad i lebi h ma k si ma l serta transportasi menjadi lebih lancar. Bambang meminta warga Pringsewu untuk tidak saja mensy u k u r i keberadaa n terminal ini, tetapi dapat memanfaatkan sarana dan prasarana yang ada dengan optimal dan penuh tanggung jawab. “Mari bersama-sama term i na l i n i k ita jaga, k ita p e l i h a r a , r aw at s e b a g a i milik bersama, agar dapat ber ta ha n lebi h la ma se hingga dapat lebih banyak mem ber i ma n faat bag i seluruh masyarakat luas,” katanya. (WID/D-1)

METRO (Lampost): Pascadiberlakukannya Permendagri No. 32/2011 tentang pengaturan h i bah dan bant uan sosia l (bansos), DPRD berharap Wali Kota Metro segera membuat peraturan agar bantuan sosia l bisa tetap d isa lu rkan tahun depan. A nggota Komisi II DPR D Kota Metro Nasriyanto Effendi mengatakan anggaran bansos pada APBD Kota Metro tidak dapat tersa lu rkan ka rena eksekutif tidak memenuhi persyaratan untuk menyalurkan dana tersebut. “Saya yak i n masyarakat merasa kecewa, apalagi bansos ini sudah dianggarkan dalam APBD 2012, bukan karena tidak adanya anggaran,” kata Nasriyanto Effendi, Selasa (25-9). Diperoleh informasi dana bansos yang tak tersalu rkan tersebut mencapai Rp2 miliar. Dia mengatakan kedua lembaga akan membahas PPAS dan R APBD 2013. Mengacu Ayat (4) yang mengamanatkan peraturan kepala daerah harus menyesuaikan dengan permendagri tersebut, peraturan wali kota sudah harus diterbitkan sebelum diterbitkannya peraturan daerah (perda). Kepa la Badan Pengelola Keuangan dan Aset (BPKA) setempat Imam Santoso mengakui pihaknya tidak lagi menyalurkan dana bansos, kecuali yang berkaitan masalah sosial, pengentasan kemiskinan, penanggulangan bencana, dan bantuan untuk parpol karena besarannya sudah ditentukan perundang-undangan, sesuai dengan perolehan kursi di DPRD. “Itu pun, setelah parpol yang bersangkutan sudah diaudit,” katanya. S e b e lu m ny a , Wa l i K ot a Mero Lu k man Ha k i m me nyatakan permintaan maafnya kepada masyara kat kalau tahu n i n i t idak ada ba nt u a n sos i a l ya n g bi s a disalurkan. (OGI/CAN/D-1)

LAMPUNG POST/ZAINUDIN

LEPAS PASUKAN MARINIR. Bupati Pesawaran Aries Sandi Darma Putra menyalami pasukan Marinir yang akan diberangkatkan mengamankan sejumlah pulau lingkup NKRI (Negara Kesatuan Republik Indonesia) melalui Pelabuhan Panjang. Penglepasan dilakukan Komandan Brigif-3 Marinir Kolonel Marinir Hardimo melalui upacara sederhana, Selasa (25-9).

JALAN DUA JALUR

Bachtiar Basri Meminta Dukungan Warga PA NA R AG A N ( L a mp os t): Bupati Tulangbawang Barat Bachtiar Basri meminta w a r ga mendu k u n g pembangunan jalan dua jalur sepanjang 22 kilometer mulai dari Simpang PU sampai Kampung Penumangan. Pembangunan jalan tersebut akan dimulai tahun ini. “Tak ada anggaran untuk ganti rugi lahan dan tanam t u m bu h k a rena mema ng t ida k d ianggarkan,” ujar Bupati saat menerima kru Lampung Post wilayah timur ( T u l a ng bawa ng , T u l a ngbawang Barat, dan Mesuji),

kemarin (25-9). Bupati mengatakan pembangunan jalan dua jalur tersebut menjadi prioritas Pemkab. Selain untuk menata wilayah ibu kota kabupaten, juga untuk memperlancar arus lalu lintas di wilayah setempat. “Memang, pelebaran jalan ini tidak instan dirasakan masyarakat. Tapi, ini akan terasa manfaatnya setelah lima tahun kemudian,” kata dia. Bachtiar mengatakan beberapa terobosan persiapan pembanguan jalan lingkar juga telah dilakukan, seperti

pelebaran jalan lingkar di K ampu ng K ag u nganrat u, Gunungkatun, dan Gedungratu. “Di tiga kampung itu sudah dilakukan pelebaran, dan sekarang sudah terasa man faat nya. Masyara kat tiga kampung ini tidak sepeser pun meminta ganti rugi lahan dan tanam tumbuh,” ujar Bupati. Dia berharap masyarakat yang ada di sepanjang ruas jalan provinsi mulai dari Simpang PU sampai Kampung Penumangan juga dapat memberikan dukungan serupa. (MER/D-1)

METRO (Lampost): Ketua Kwartir Nasional Gerakan Pramuka Azrul Azwar kembali mengingatkan organisasi kepramu kaan untu k tidak bergantung pada pemerintah. Para anggota sejauh ini banyak memerlukan bantuan, tetapi tidak mungkin untuk selama lamanya bergantung pada bantuan pemerintah. “Karenanya, pramuka harus memiliki dana sendiri dengan berupaya membangun unit usaha,” ujar Adham, asisten IV Pemprov, mewakili gubernur Lampung dalam mem bacakan sambutan tertulis Ketua Kwartir Nasional Azrul Azwar, pada apel akbar peringatan HUT ke-51 Pramuka Lampung, di Stadion Tejosari, Metro, kemarin. Di hadapan sed i k it nya 5.000 anggota pramuka seL a mpu n g , d i a me n gat a kan sudah saatnya seluruh k war tir dapat mu lai mem i k i rk a n da n bu r upaya u nt u k me m b e nt u k u n i t usaha. “Meski bantuan itu sebenanrnya dijamin UU, gera k a n pra mu k a ha r u s memiliki tekad untuk tidak ber ga nt u n g h a ny a pad a bantuan pemerintah. Pesan lain, pramuka perlu

memantapkan penghayatan dan nilai-nilai yang tercant u m da lam T r i sat ya dan Dasa Dharma Pramuka yaitu nilai-nilai luhur yang menjunjung tinggi keimanan, kejujuran, cinta Tanah Air, kasih sayang sesama manusia, tolong-menolong, gotong royong, bertangung jawab, d i sipl i n , hor mat kepada orang tua, sederhana, suci dalam pikiran, perkataan, dan perbuatan. “Banyak peristiwa yang ter jad i d i sekel i l i ng k ita yang berpotensi dapat memerosotkan akhlak kaum muda,” ujarnya. Per i n gat a n H U T ke - 51 Pramu ka Lampu ng yang dipusatkan di Metro berlangsung semarak. Selain d igelar perkem han, juga hiburan musik dan sosialisasi tentang global warming. Selain itu, juga diwarnai penyematan lencana pramuka berprestasi dan penglepasan kontingan Lampung untuk menuju Remuna Pramuka di Irian. S e l a i n K e t u a Kw a r d a Sjachrazad Z.P., hadir seluruh pemangku pimpinan pramuka se-Lampung dan Wali Kota Lukman Hakim beserta Ketua Kwarcab Metro Sudarsono. (CAN/D-1)


RABU, 26 SEPTEMBER 2012

Ruwa Jurai 24 Jam

LAMPUNG POST

SUKOHARJO (06.00 WIB)

KOTABUMI (11.00 WIB)

Ibu Dua Anak Tewas Gantung Diri

Selama September, 100 Hewan Peliharaan Divaksin Rabies

T U R I Y E M (33), w a r g a Dusun 1, Pekon Sukoharjo 1, Kecamatan Sukoharjo, Pringsewu, tewas tergantung di pohon johar, tidak jauh dari rumahnya, Selasa (25-9), sekitar pukul 06.00. Ibu dua anak yang pernah dirawat di Rumah Sakit Jiwa Provinsi Lampung, Negerisakti, Pesawaran, itu meninggalkan dua anak. Dia menggantung dengan seutas tali yang menjerat yang diikatkan di sebuah batang pohon. K orba n per t a m a k a l i ditemukan oleh Sati (60), ibu kandungnya. Pagi itu, wanita tua ini mencari-cari Turiyem yang tidak terlihat

di rumahnya. S e mu l a S at i me n g i r a anaknya tersebut pergi ke warung. Namun, ketika Sati menuju halaman rumah belakang, dia curiga melihat ada sesuatu yang tergantung di pohon johar. Sat i penasaran dan mendekat, ternyata yang tergantung adalah Turiyem. Spontan wanita tua ini berteriak-teriak minta tolong. Sementa ra T u r si ma n , kakak korban, sempat curiga melihat perilaku Turiyem. Pasalnya, peri laku Turiyem terlihat aneh dan sekitar pukul 19.00 sempat keluar rumah. (ONO/D-2)

UNTUK menekan penyebaran penyakit rabies di Kabupaten Lampung Utara, Dinas Pertanian dan Peternakan setempat menggelar vaksinasi pada bulan bakti vaksinasi rabies nasional selama September 2012. Kasi Kesmavet dan Pengamatan, Penyidikan, Pencegahan dan Penanganan Penyakit Hewan (P5H) Dinas Pertanian dan Peternakan Utami Handayani, Selasa (25-9), mengatakan sudah 100 ekor lebih hewan

peliharaan yang termasuk hewan penular rabies (HPR), yakni anjing, kucing, dan kera, milik masyarakat telah divaksinasi sampai kemarin. Vaksinasi difokuskan di wilayah yang pernah ada laporan serangan hewan pada manusia, seperti di Kecamatan Bukitkemuning. “K husus d i Kecamatan Bu k itkemuning, pihaknya melakukan vaksinasi sekitar 100 ekor hewan. Sebab, di wilayah setempat pernah tercatat pada 2010 lalu ada

warga yang digigit hewan jenis kera, walaupun belum ada laporan dari wilayah itu ada manusia atau hewan yang terjangkit penyakit tersebut,” kata Utami. Jum lah t i m yang d iter ju n kan melakukan vaksinasi ini terdiri dari 7 orang dari Dinas Pertanian dan Peternakan Lampung Utara dan 4 orang dari provinsi. Melalui kegiatan vaksinasi, diharapkan penyebaran atau terjangkitnya penyakit rabies yang sampai

kini belum ada obatnya pada manusia maupun hewan dapat dicegah. “Lampung Utara belum masuk zona penyakit rabies karena belum ada laporan adanya warga maupun hewan terjangkit penyakit tersebut. Tapi, vaksinasi tetap di lakukan guna menghindari hal-hal yang tidak diinginkan,” ujar Utami. Menyoa l penu la ra n penya k it ra bies, d ia mengata kan ter jad i akibat gigitan hewan yang telah terinfeksi. (YUD/D-2)

KOTAAGUNG (08.00 WIB)

Petani Tanggamus Kembangkan Pala

GUNUNGSUGIH (10.00 WIB)

Tanaman Akhir Tahun Pengaruhi Kondisi Pangan PRODUKSI pangan Lampu ng Tenga h, ter uta ma padi, sangat bergantung pada ta na ma n ya ng d itanam Oktober—Desember 2012. Sebab, luas panen pada Oktober 2012 hanya sekitar 10% dari luas tanam per Agustus 2012. Kabid Tanaman Pangan dan Hor t i k u lt u ra Di nas Pertanian Lampung Tengah I Ketut Suarsa di kantornya, Selasa (25-9), mengatakan hingga Agustus 2012 luas tanaman padi di Lampung Tengah mencapai 90.066 hektare (ha). Da r i ta na ma n-ta na ma n ya ng suda h ada it u , diperk irakan luas panen

pada Oktober 2012 hanya sek itar 9.000 ha. Menur ut dia, setiap tahunnya Lampung Tengah menga nda l k a n hasi l pa nen dari tanaman yang dita na m pada Ok tober — Desem ber d a n d ipa nen pada Januari—Maret tahun beri kutnya. Untuk 2012, berdasarkan informasi yang diterimanya, Ketut mengatakan jumlah lahan puso di kabupaten itu belum terlalu signifikan dibandingkan luas ta na m. Tetapi , d ia mengaku tidak memiliki data pasti jumlah lahan puso h i ng ga Septem ber 2012. (WAH/D-2)

KOTABUMI (11.00 WIB)

Dua Remaja Diadili karena Memerkosa DUA terdakwa kasus pemerkosaa n ya ng mas i h remaja, Ed (17) dan Ad (16), diadili di Pengadilan Negeri (PN) Kotabumi, Selasa (25-9). Jaksa Tri Sumarni menjerat keduanya dengan pasal berlapis, per tama Pasal 81 Ayat (1) dan kedua Pasal 82 Ayat (1) UU No. 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak jo Pasal 55 Ayat (1) ke-1 KUHP. Dalam surat dakwaannya disebutkan Ed pada 16 Agustus 2012, sekitar pukul 20.00, bertemu Bu, yang hendak salat tarawih di masjid Blok A Pemekaran, Desa Negararatu, Kecamatan Sungkai Utara. Setelah berbincang-bincang sejena k , Ed mengajak Bu jalan-jalan dengan mengendarai sepeda motor Tajima BE-5791-JV. Ed mengarahkan sepeda motor ke arah Dusun Simpang-

setia. Namun, Ed berbalik arah dan mengajak Bu ke Negararatu. Saat itulah, Ed ber temu denga n Ad yang sedang mengendarai Honda Absolute Revo. Lalu, Ad mengikuti Ed dan Bu dari belakang. Sesampai di kebun karet Blok A Pemekaran, Desa Negararatu, Ed menyuruh Bu duduk di bawah pohon. Lalu, Ed merudapaksa gadis remaja tersebut. Bu terus berontak dan Ad ikut membantu dan memegangi kedua tangan Bu. Akhirnya Bu dirudapaksa secara bergantian oleh dua remaja ini. Selesai melampiaskan nafsu bejat mereka, kedua remaja ini mengantar Bu pulang. Bu yang kesakitan menceritakan kepada keluarganya musibah yang dialami. Kasus itu dilaporkan ke polisi dan keduanya diringkus. (CHA/D-2)

LAMPUNG POST/JUAN SANTOSO SITUMEANG

DIHUKUM. Sebanyak 12 dari 159 pegawai Pemkab Mesuji yang tak ikut apel pagi pada Senin kemarin diberikan hukuman baris-berbaris selama satu jam di lapangan terbuka. Hal ini dilakukan pihak Inspektorat agar memberikan rasa jera dan kedisiplinan kepada pegawai, Selasa (24-9).

Polisi Gerebek Pesta Sabu-sabu BARADATU—Tim Reskrim Polsek Baradatu, Way Kanan, meringkus empat tersangka narkoba. Dua pasangan pria dan wanita ini digerebek saat sedang pesta sabu-sabu di sebuah kamar hotel di Baradatu, Senin (24-9), pukul 17.00. Kapolres Way Kanan AKBP Yu l ias, mela lu i K apol sek Baradatu Kompol Joni, mengatakan keempat tersangka terdiri dari dua pria dan dua wanita, yakni Hendra (25) dan Anhar (38), warga desa Gedungketapang, Sungkai Selatan, Lampung Utara, serta Rosita (38) dan Siti (35), warga Kaduroyok, Bukitkemuning. Saat penggerebekan, keempat tersangka tidak berkutik dan langsung dilakukan penggeledahan. Ditemukan peralat-

an sabu-sabu (jenis narkotika) yakni karet, pipet, botol kecil, dan tutup botol air mineral sabu-sabu. Selain itu, diamankan barang bukti berupa lima buah ponsel dan tiga buah tas. Penangkapan tersangka, kata Kapolsek, berawal adanya informasi masyarakat tentang keberadaan empat pelaku di dua kamar hotel. Sepu lu h petugas yang d ipimpin Kapolsek segera mendatangi lokasi dan menggedor kamar 13 dan kamar 14.

Untuk pemeriksaan lebih lanjut, polisi membawa empat tersangka ke mapolres setempat sekaligus untuk dimintai keterangan. Sebab, para pelaku berusaha bungkam terkait pesta sabu-sabu yang digelar di kamar hotel. Menur ut Kapolsek , pol isi hanya menemukan peralatan sabu-sabu dan tidak menemukan sedikit pun narkotika jenis sabu-sabu. Mereka akan dilakukan tes urine.

Penodong Sementara itu, empat dari lima penodong yang masih berusia belasan tahun dibekuk petugas dan warga, Senin (24-9), sekitar pukul 19.00. Dua tersangka tertangkap usai beraksi menodong mangsanya

Ketua PPNI Lamtim Lantik Pengurus Komisariat

LAMPUNG POST/CHAIRUDDIN

LANTIK PENGURUS PPNI. Ketua Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) Lampung Timur Untung Supeno melantik pengurus komisariat di 24 kecamatan di kabupaten itu, Selasa (25-9). Pengurus komisariat yang dilantik itu akan mengabdikan diri dan menjalankan roda organisasi hingga 2015

Judi Koprok Resahkan Warga

LAMPUNG POST/YUDHI HARDIYANTO

dan esoknya petugas meringkus dua tersangka lainnya. Kejadian bermula saat Nico Suganda B. Kamin (14), warga Dusun 3, Kampung Kurniamataram, Seputihmataram, sedang bersantai bersama temannya, Riswan Edi Prayitno. Malam itu keduanya asyik mengobrol di tanggul irigasi Kampung Rejosari, Seputihmataram. Saat itu, datang lima remaja menggunakan dua sepeda motor, Honda Spacy putih tanpa pelat dan Supra Fit S BE-5664-GI. Lalu, satu di antara lima remaja itu langsung menghampiri korban dan menodongkan senjata tajam. Sambi l menodongkan senjata tajam, pelaku menga m bi l pa k sa ponsel Nokia 1280. (LEH/DRA/D-2)

PETANI di Kabupaten Tangg a mu s m a k i n b e r g a i r a h mengembangkan tanaman pa la (Myristica f rag rans), menyusul terus membaiknya h a r ga pr o du k s i t a n a m a n rempah itu dalam beberapa tahun terakhir. Ketertarikan petani Tangga mu s mengem ba ng k a n tanaman pala ini disebabkan terpuruknya kehidupan petani sejak tanaman kakao (cokelat), yang menjadi komod itas u ng g u l a n peta n i setempat selain kopi, akibat serangan hama dan penyakit pada tanaman dan buah k a k ao seh i n g ga produ s k i kakao terus merosot. “Tanaman kakao kami banyak yang mati atau hidup, tetapi produksi buahnya merosot tajam, ditambah buahnya rusak. Selain itu, harga kakao yang terus merosot tajam, membuat kehidupan kami makin sulit. Saat ini kami tertarik dengan menanam pala,” ujar Supardi, petani di Pekon Gisting Atas, Kecamatan Gisting, Selasa (25-9). Menurut dia, harga pala dalam beberapa tahun terakhir ini terus membaik dan ini membuat petani makin bergairah mengembangkan tanaman rempah itu di antara tanaman pokok, kakao. “Kalau palanya sudah menghasilkan, tanaman kakaonya akan kami babat.” (UTI/D-2)

WAY JEPARA (09.10 WIB)

KOTAAGUNG (15.00 WIB)

RAWA MENGERING. Akibat kemarau panjang, rawa di Kelurahan Kelapatujuh, Kecamatan Kotabumi Selatan, Lampung Utara, mengering. Lokasi tersebut dimanfaatkan anak-anak setempat untuk bermain dan mencari ikan, Selasa (25-9).

I23

MASYARAKAT di Pekon Way Kerap, Kecamatan Semaka, Kabupaten Tanggamus, mengeluhkan maraknya perjudian dadu koprok di daerah setempat. Pasalnya, sejak beberapa malam ini, di pekon setempat, lapak judi koprok selalu ada, terutama saat warga mengadakan kegiatan keramaian. Hal ini membuat sejumlah masyarakat khawatir. Sebab, jika persoalan ini tidak segera ditindak, besar kemungkinan akan berdampak buruk bagi

masyarakat, terutama anakanak yang masih duduk di bangku sekolah. Di samping itu, perjudian yang melibatkan semua lapisan masyarakat ini rentan mengundang kericuhan antarwarga. Menurut pengakuan salah satu warga setempat yang enggan disebutkan namanya, sejak beberapa hari ini hampi r set iap kera ma ia n ada perjudian jenis ini di kampungnya. “Kami merasa resah dengan

adanya koprok karena permainan tersebut melanggar hukum dan agama. Maka dari itu, kami mengharapkan kepada aparat kepolisian untuk benar-benar memberantasnya,” katanya, Selasa (25-9). Kasat Reskrim AKP Listiono Dwi Nugroho, mendampingi Kapolres Tanggamus AKBP Bayu Aji, mengimbau kepada warga untuk bekerja sama denga n apa rat kepol i sia n untuk mengatasi perjudian ini. (CK-2/D-2)

KETUA Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) Lampung Timur Untung Supeno melantik pengurus komisariat di 24 kecamatan kabupaten itu, Selasa (25-9). Pengurus PPNI tingkat kecamatan yang dilantik akan menjalankan roda organisasi profesi itu hingga 2015 mendatang. Pelantikan yang berlangsung di Hotel Yestoya, Way Jepara, itu dihadiri Ketua Tim Penggerak PKK Lampung Timur Asmara Dewi Erwin Arifin dan Nyonya Wayan Sutarja, Asisten Bidang Ekonomi dan Pembangunan Setkab Iwan Nurdaya Djafar, Plt. Kadis Kesehatan Lampung Timur Febriswan. Selain itu, Ketua PPNI Lampung Dedi Afrizal, Direktur RSUDAM Bandar Lampung Torry Duet Irianto, sejumlah pengurus IBI dan IDI serta Uspika setempat. Pelant i kan peng u r us PPNI tingkat kecamatan itu mengacu SK Nomor: 002/ PK-PPN I /SK / I I /2012 ya ng ditandatangani Ketua PPNI La mpu ng T i mu r Unt u ng Supeno. Untung Supeno didampingi Sekretaris Apri Supa nto mengata k a n se -

bagai organ isasi profesi, ia mengajak perawat yang tergabung pada organisasi itu mengabdikan diri, terutama melayani kesehatan masyarakat. “Jumlah perawat di Lampung Timur 600 lebih. Oleh sebab itu, saya mengajak kawan-kawan dapat mengabdikan dirinya secara ikhlas, terutama pada pelayanan ke s e h at a n m a s y a ra k at ,” kata mantan Kepala Puskesmas Way Jepara itu. Te r k a it k e s e ja hte r a a n peng u r us PPN I dan anggota, menurut dia, tingkat kesejahteraan perawat yang ada di Lampung Timur saat ini memang masih memprihatinkan. Oleh sebab itu, masa mendatang pemerintah dapat meningkatkan tingkat kesejahteraan ratusan tenaga kesehatan dimaksud. “Hi ngga saat i n i honor perawat di Lampung Timur tak lebih Rp200ribu/bulan. Oleh sebab itu, masa mendatang pemerintah dapat memperhatikan nasib tenaga kesehatan yang masih menyandang status swasta ini,”kata dia. (DIN/D-2)


I

24

LAMPUNG POST

RABU, 26 SEPTEMBER 2012


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.