Terbit Sejak 1974 Sirkulasi: (0721) 788999 Layanan Umum: (0721) 783693 Iklan: (0721) 774111 SMS: 0815 4098 5000 Redaksi (0721) 773888 SMS: 0812 7200 999
www.lampost.co
I
I
SELASA, 27 NOVEMBER 2012 NO. 12627 TAHUN XXXVIII
DINAMIKA MASYARAKAT LAMPUNG
TERBIT 24 HALAMAN
I HARGA ECERAN : Rp3.000 KURS
Pencalonan Mega-Jusuf Kalla akan memengaruhi Aburizal Bakrie... Hlm. 5
Agnes Monica memborong empat penghargaan di Yahoo! OMG Award... Hlm. 16
FIFA memberi nama untuk maskot Piala Dunia 2014, Fuleco... Hlm. 17
1 US$ Rp9.618
SENIN, 26 NOVEMBER 2012 SUMBER BI
KAPANLAGI
BURAS
Kekuasaan Mursi Jadi Absolut! “PRESIDEN Mesir Muhammad Mursi Kamis (22-11) menerbitkan dekrit yang menjadikan kekuasaannya absolut!” ujar Umar. “Dekrit itu menetapkan, keputusan Presiden tak bisa diganggu gugat lembaga mana pun! Bahkan dekrit itu berlaku surut, keputusan yang ia keluarkan sejak ia berkuasa Juni 2012 tak bisa dibatalkan oleh Mahkamah Konstitusi—MK!” H. Bambang Eka Wijaya “Aneh juga, ya? Muhammad Mursi yang guru besar di perguruan tinggi Amerika Serikat itu kok tiba-tiba berlaku diktator!” timpal Amir. “Latar belakang masalahnya bagaimana hingga akhirnya jadi seperti itu?” “Kayaknya tak jauh beda dengan situasi yang dihadapi Bung Karno sebelum menerbitkan Dekrit Presiden 5 Juli 1959!” jawab Umar. “Yakni, terkait konstituante (majelis Pantas Mesir penyusun konstitusi baru), tiba-tiba kembali yang telah cukup lama bekerja tapi tak kunjung selejadi sorotan sai! Kalau dekrit Bung Karno media dunia. membubarkan konstituante dan kembali ke UUD 1945, dekrit Mursi justru menetapkan sebaliknya, MK tak bisa membubarkan konstituante yang masa tugas sebenarnya berakhir pertengahan Desember 2012! Pokoknya, hanya dengan berlakunya konstitusi baru nanti (semoga), barulah absolutisme kekuasaan Mursi bisa diakhiri!” “Pantas Mesir tiba-tiba kembali jadi sorotan media dunia, terutama atas aksi massa dan bentrok akibat perpecahan pro-kontradekrit yang merebak di seantero Negeri Piramida itu!” tukas Amir. “Perpecahan yang jadi konflik luas itu tentu disayangkan, sebab Mursi memenangi pemilu presiden berkat dukungan Ikhwanul Muslimin—yang secara mondial tak lepas dari citra pendiri organisasi itu, Hassan Al Banna, sebagai pemersatu umat Islam dunia, dengan mengerahkan sejuta pemuda muslimin menduduki tanah Palestina (1947) saat Inggris, Prancis, dan AS mendirikan negara Israel!” “Pencitraan Al Ikhwan (sebutan lazim Ikhwanul Muslimin) menghalalkan cara diktator dalam mencapai tujuan itu jelas mengecewakan para pengagum Al Banna di seantero dunia, yang mayoritas justru berpandangan Islam modern!” tegas Umar. “Terpilihnya Mursi yang berpendidikan Amerika atas dukungan Al Ikhwan awalnya memberi harapan akan bisa diwujudkannya model pemerintahan Islam modern yang demokratis! Harapan tinggal harapan! Hasilnya justru model pemerintahan diktator yang absolut, menyulut perpecahan sesama umat dengan konflik fisik!” ***
Add on: facebook.com/buraslampost
Follow on: @buraslampost
OASIS Kerja dan Lutut TEKNOLOGI digital yang semakin pesat membuat banyak pekerjaan yang dikerjakan dari belakang meja. Tapi, juru bicara masyarakat fisioterapi Inggris, Sammy Margo, mengatakan hal tersebut ternyata bisa menimbulkan dampak buruk pada kesehatan, terutama di bagian lutut. Margo menjelaskan selama 25 tahun terakhir ia banyak mengoperasi pasien yang menderita sakit lutut. Selama itu ia melihat mereka yang menderita itu umumnya bekerja selama 10—20 tahun di belakang meja. Penderita sakit lutut yang paling mengalami nyeri secara konstan adalah mereka yang telah berusia di atas 50 tahun. “Untuk meminimalisasi potensi risiko terkena sakit lutut, orang harus lebih aktif melakukan pemanasan sebelum dan setelah melakukan aktivitasnya,” kata Direktur Medis Nuffield Health, Sarah Dauncey. Dauncey pun menyarankan para pekerja melakukan latihan fisik untuk vitalitas, terutama persendian. (MI/R-4)
ANTRE BBM SOLAR Lebih dari 50 mobil berbahan bakar solar antre menunggu kedatangan solar di SPBU 24.341.71 Labuhanratu, Lampung Timur, Senin (26-11). Menurut pegawai SPBU, pada saat normal antrean tidak lebih dari lima kendaraan. LAMPUNG POST/AGUS SUSANTO
BBM Subsidi Masih Langka BANDAR LAMPUNG (Lampost): Hari pertama setelah pencabutan pembatasan bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi, antrean kendaraan masih mengular di pompa bensin.
antrean, mungkin masih dalam tahap pemu l i han,” kata Umar dalam pesan singkatnya kepada Lampung Post kemarin. Secara terpisah, Fuel Retail Marketing PT Pertamina Region II LamDi Bandar Lampung, antrean truk 30—40 liter. Biasanya, kami mepung Deny Sukendar memprediksi masih terlihat di sejumlah pompa nangkap ikan sampai perbatasan masa pemulihan akan berlangsung bensin (stasiun pengisian bahan sepekan hingga situa si kembali Pulau Jawa,” kata M. Soleh, nelayan bakar umum—SPBU), antara lain normal. Ia menjelaskan pencabudi Desa Bandaragung, Sragi. di Jalan Patimura, Telukbetung. tan pembatasan solar subsidi akan Hal sama disampaikan Jamari, Sementara SPBU Durianpayung semakin mengurangi kuota untuk rekan M. Soleh. Ji ka pasokan dan di Jalan Z.A. Pagaralam terlihat Lampung. “Jika kuota subsidi yang solar tak juga lancar, ia khawatir lengang tanpa antrean dan terpamada sudah habis, ya kita tunggu nelayan Sragi akan kesulitan menpang tulisan “Solar Habis”. dulu dari pemerintah,” ujarnya. cukupi kebutuhan keluarganya. Beberapa truk tangki Pertamina Mengenai ketersediaan solar di “Kami sudah puluhan tahun jadi berisi 8.000 liter dan 15 ribu liter luar kuota subsidi, Deny memasnelayan, tidak mudah berganti pun terlihat berseliweran di jalan. tikan stok dalam keadaan aman. pekerjaan lain,” ujarnya. Umumnya tangki tersebut Pasa l nya, Per tam i na mendapatkan suplai solar untuk memasok SPBU di Masa pemulihan akan berlangsung hampir tiap hari atau dua luar kota. “Mau ke Lamhari sekali dengan jumlah pung Barat, isi premium,” 10 ribu kl. Dengan jumlah kata sopir truk Pertamina hingga situasi kembali normal. tersebut, artinya rata-rata di simpang lampu merah ke tahanan stok solar di RSUDAM, Senin (26-11). Sudah Ditambah Pertamina selama 9—10 hari. A ntrean panjang kendaraan Menanggapi masih banyak nya Kepala Dinas Pertambangan juga terlihat di Lampung Timur. antrean kendaraan di SPBU, Sales dan Energi Lampung Prihatono, Kelangkaan BBM tak hanya terjadi Area Manager Pertamina Wilayah mela lu i Kepa la Bida ng M igas untuk transportasi darat. Di KeLampung-Bengkulu Umar Chatib dan Energi Arlinawati, mengacamatan Sragi, Lampung Selatan, mengata k a n sit uasi sek a ra ng ta k a n Pemprov meng u su l k a n para nelayan sejak 10 hari lalu masih dalam tahap pemulihan. berhenti melaut karena pasokan penambahan kuota solar subsidi Ia menyebutkan rata-rata kebusolar tersendat. ke p ad a BPH M i g a s s e b a ny a k tuhan solar untuk Lampung 1.400 Nelayan dibatasi hanya boleh 27.855 kl. kiloliter (kl)/hari. Mulai kemarin membeli maksimal 20 liter, tak “Surat usulannya sudah ada di Pertamina menambah pasokan cukup digunakan untuk sekali meGubernur. Setelah diteken, kami 150 kl menjadi 1.550 kl. “Suplai laut. “Sekali melaut selama dua hari langsung kirim ke Jakarta,” kata sudah ditambah 150 kl. Kalau ada kapal kami membutuhkan solar Arlinawati. (SAG/YAR/WAN/GUS/R-4)
SEPEKAN
BAHAN BAKAR
BPH Migas Tetap Ingin Perketat Distribusi JAKARTA (Lampost): Sehari setelah PT Pertamina menghentikan pengendalian pasokan BBM bersubsidi, Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) justru meminta Pertamina kembali melakukan pengetatan. BPH Migas menilai potensi kon f l i k hor i zonta l a k i bat pengendalian yang menjadi alasan penghentian pengetatan bisa diatasi dengan operasi pasar di wilayah konflik. “Keputusan pengendalian distribusi itu diikuti saja, daerahdaerah yang terjadi konf lik
dilakukan OP (operasi pasar). Dengan operasi pasar jelas konsumennya dan berapa jumlah yang dibutuhkan,” kata Direktur BBM BPH Migas Djoko Siswanto di Jakarta, Senin (26-11). Pertamina memutuskan untuk menghentikan pengendalian pasokan BBM bersubsidi yang baru berlaku enam hari, mulai 25 November 2012. Kebijakan itu diambil akibat munculnya kerawanan sosial yang dikhawatirkan mengganggu kepentingan nasional yang lebih besar. Meskipun demikian, Direktur Pemasaran dan Niaga Pertami-
na Hanung Budya mengatakan Pertamina akan terus mendistribusikan BBM bersubsidi kepada masyarakat. Upaya tersebut dilakukan untuk mencegah konflik horizontal yang terjadi di Kutai Barat, Kalimantan Timur, merembet ke daerah lain. “Pertamina tidak bermaksud tidak menjalankan keputusan pemerintah, tapi kondisinya mengkhawatirkan, terjadi konflik horizontal di Kutai Barat dan bisa menyebar ke tempat lain,” ujar Hanung dalam konferensi pers di kantor Pertamina kemarin. (MI/R-4)
PENDIDIKAN
Ratusan Mahasiswi Akbid Adilla Kabur RAJABASA (Lampost): Sebanyak 129 mahasiswi Akademi Kebidanan (Akbid) Adilla angkatan 2012 kabur dari kampusnya di Jalan Soekarno-Hatta, Rajabasa, Bandar Lampung, sejak Senin (26-11) subuh. Di asrama yang berada di kompleks kampus tersebut, mahasiswi angkatan 2012 tersisa 60 orang. Kaburnya ratusan mahasiswi itu juga sampai ke telinga para orang tua. Kemarin sore, sekitar pukul 17.00, salah seorang ayah mahasiswi mendatangi kampus. “Saya tahu betul kamu orang itu sedikitsedikit tarik denda. Sekali menarik denda minimal Rp20 ribu,” kata dia. Pukul 19.20 tadi malam, beberapa orang tua berkumpul di Yayasan Akbid Adilla. Saat itu seorang mahasiswi kembali dari pelariannya. Tidak lama kemudian, dua lagi mahasiswi datang diantar keluarganya. Namun, pihak Adilla melarang wartawan mewawancarai. Kabar terak hir, ratusan mahasiswi lainnya masih di Pantai Pasir Putih yang rencananya akan dijemput dengan dua bus oleh pihak kampus. Ahmad Dahro (44), kepala tata usaha (TU) sekaligus humas Akbid Adilla, mengatakan setiap mahasiswi harus menaati disiplin. “Di akhir semester I harus punya disiplin dan mental sebagai bidan,” kata dia. Akbid Adilla menerapkan apel usai salat subuh dan pukul 17.00. “Di akbid mana pun tidak ada yang seperti ini. Itu semua agar mereka disiplin,” ujarnya. Sementara untuk jam besuk, pada Sabtu pukul 12.00—17.00 dan Minggu pukul 10.00— 17.00. Kalau soal denda, menurut Dahro, itu aturan mahasiswi sendiri. “Piket, misalnya, mereka menerapkan denda kepada rekannya yang tidak piket,” kata dia. Mahasiswa Akbid Adilla tingkat I kini 189 mahasiswa, sedangkan mahasiswa tingkat II ada 150 orang, dan tingkat III 150 orang. (CR-4/R-3)
2I
Polling
LAMPUNG POST
Apa pun, Slank Tak Boleh Dicekal APA yang salah pada Slank? Setelah sebelumnya berulang kali dicekal, seperti di acara musik besar Soundrenaline bulan lalu, kini grup musik legendaris mendapatkan pencekalan di Provinsi Lampung.
P i ha k Kepol i sia n Daera h ( Pold a) L a mpu n g berd a l i h pencekalan konser Slank di Lapa nga n Sa bu ra i , Ba ndar Lampung, pada Minggu (2511), dilakukan karena Lampung dalam masa pemulihan keamanan pascakerusuhan di sejumlah wilayah. Pencekalan konser yang dialami Slank tersebut mengundang rasa simpatik dari sejumlah kalangan, salah satunya dari pekerja teater dan penyair Iswadi Pratama (Lampung Post, 23 Novem ber 2012). “ T ida k ada sama sekali keterkaitan antara pemulihan keamanan dan konser Slank. Meski pun da lam prakteknya konser terse but tet ap mem but u h k a n pe nga manan, hendaknya jangan dikaitkan dengan konflik yang terjadi di Lampung,” kata Iswadi. Dukungan pun datang dari salah satu anggota Komisi III DPR Fraksi PDI Perjuangan, Eva Kusuma Sundari. Menur ut d ia, pencekalan konser Slank tersebut lebih mengarah kepada a k si ba l as denda m pihak kepolisian dikarenakan pemihakan Slank ke KPK saat konflik “cicak vs buaya”. Hal ini diperkuat tidak adanya alasan pihak kepolisian untuk memasukkan Slank ke daftar hitam (blacklist). Hal ini dikarenakan tidak adanya laporan tindakan kriminal yang d i laku kan Slan k, tidak ada keberatan resmi dari ormas setempat, dan tidak ada juga ancaman keamanan terhadap pertunjukan. Pencekalan yang dilakukan pi ha k Kepol i sian Lampu ng tanpa disertai penjelasan kepada para penggemar Slank tersebut hanya akan mendatang-
kan kekecewaan para penggemarnya. Berdasarkan gambaran tersebut, Polling minggu ini mengangkat tema Pencekalan kon ser Sla n k. Di ha rapk a n , tema tersebut dapat menjaring opini-opini yang beredar di masyarakat dalam menyikapi kebijakan pencekalan konser band rock legendaris Slank oleh pi hak keamanan telah tepat ataukah belum. Tidak Setuju Cekal Kon ser mu s i k nya notabene diselenggarakan untuk menghibur masyarakat. Banyak promotor ataupun perusahaan tertentu menyelenggarakan konser musik dengan sasaran masyarakat menengah ke bawah. Namun, tidak jarang pula kejadian tidak menyenangkan terjadi saat konser berlangsung. Kerusuhan sering terjadi keti ka bintangbintang Ibu Kota menghibur penggemarnya langsung yang berada di daerah-daerah. Tak jarang kerusuhan merenggut nyawa seseorang. Di luar konteks yang salah sebenarnya siapa, sebanyak 61% responden menyatakan tidak setuju dengan dilakukannya pencekalan konser Slank di Lampung. Selama pihak penyelenggara acara dapat mempersiapkan acara sebaik mungkin dan aparat kepolisian pun dapat bertindak tegas dalam mengawal konser, kecil kemungkinan akan terjadi kericuhan saat berlangsungnya konser tersebut. Selanjutnya, 57% responden menilai konser Slank selama ini terbilang tertib. Tak dapat dimungkiri memang sejumlah konser musik sering menuai tragedi. Sama halnya dengan
konser band Slank, di beberapa konsernya pun Slank sempat mengalami tragedi kerusuhan. Namun, terjadinya kerusuha n ter sebut ta k dapat k ita l i mpa h k a n kesa la ha n nya kepada grup band tersebut. Pasa l nya, ker u su ha n ya ng terjadi pada beberapa konser Slank merupakan kesalahan dari panitia yang kurang sigap dalam mengantisipasi terjadinya kerusuhan. Tak hanya itu, emosi para penonton pun harus diwaspadai oleh pihak panitia dalam men ga nt i s ipa s i ter jad i ny a kerusuhan. Tak sedikit pula konser berujung kisruh dikarenakan emosi penonton yang tak terkontrol. “Kisruh yang terjadi pada sebuah konser musik disebabkan oleh kurangnya aparat keamanan di lokasi pertunjukan. Konser kisruh pada umumnya terjadi di daerah karena bia sa nya konser d i daera h di selenggarakan di lapangan. Kerusuhan terjadi karena tempat tidak memadai, sedangkan antusias fan di daerah umumnya lebih tinggi dibandingkan di kota,” ujar salah satu responden. Kemudian, mayoritas responden sebanyak 55% menyata kan yak in pencekalan Slank dengan cara tidak memberikan izin keramaian ini dilakukan pihak Polri murni demi ketert i ba n. Ba ga i m a n apu n k it a perlu mengapresiasi langkah an tisipasi aparat kepolisian dalam menjalankan tugasnya u nt u k menja ga keter t i ba n dan memberikan rasa aman kepada masyarakat. A p a r at k e p ol i s i a n te nt u memiliki pertimbangan sendiri sehingga polisi memandang kondisi keamanan di Lampung belum sepenuhnya kondusif untuk menyelenggarakan konser musik dengan bintang yang mem i l i k i pen g gem a r y a n g dikenal fanatik tersebut. Di sisi lain, pencekalan ter-
SELASA, 27 NOVEMBER 2012
1 4
2 5
hadap keg iatan musi k atau bentuk seni lainnya bukanlah yang pertama kali terjadi di Indonesia, sehingga mayoritas 60% responden memandang pencekalan ini tidaklah mencederai hak asasi manusia dan kebebasan berekspresi. Responden mengharapkan semua pihak untuk menyadari arti pentingnya kepedulian, mengingat peristiwa beberapa waktu lalu di Lampung Selatan. Tidak hanya itu, sejatinya demokrasi adalah kebebasan yang terbatas. Terakhir, sebesar 40% responden mengharapkan dengan ada nya pencek a la n kon ser Slank oleh pihak kepolisian ini akan menjadi sebuah media pembelajaran diri bagi musisi maupun penggemarnya dalam mengekspresikan kebebasannya tanpa harus merugikan orang lain. Menurut salah satu responden, terlepas dari latar belak a ng a k si pencek a la n oleh pihak kepolisian tersebut, responden mengharapkan kepada para pengemar fanatik untuk lebi h dapat menjaga emosi dan menjaga ketertiban dalam menonton konser band kesayangan mereka. Hal ini bertujuan menjaga nama baik band kesayangan mereka. Responden menilai bahwa grup band akan da pat dinilai positif apabila pe rilaku penggemarnya juga positif. (P)
3
pakah Anda setuju dengan 11. Apencekalan konser Slank di Lampung? a. Setuju = 39% b. Tidak setuju = 61% Anda, bagaimana penga22. Menurut laman konser Slank selama ini? a. Tertib = 57% b. Tidak tertib = 43% 3. Apakah Anda menyakini pencekalan Slank dengan cara tidak memberikan izin keramai an ini dilakukan pihak Polri murni demi ketertiban?
3
a. Yakin = 55% b. Tidak yakin = 45% Apakah Anda setuju apabila aksi 44. pencekalan ini telah mencederai HAM dan kebebasan berekspresi? a. Setuju = 40% b. Tidak setuju = 60% harapan Anda terhadap tinda55. Apa kan pencekalan konser Slank oleh polisi? a. Pihak penyelenggara di kemudian hari dapat melakukan riset perilaku setempat untuk menyuguh-
kan tontonan yang menyenangkan dan aman = 19% b. Pihak kepolisian diharapkan dapat menjelaskan kepada masyarakat alasan dilarangnya konser Slank. = 1% c. Polri dapat taat pada protap pemberian izin pertunjukan dan memberlakukan hal tersebut secara adil kepada para seniman termasuk Slank. = 10% d. Menjadi pelajaran, baik bagi musisi maupun penggemarnya, untuk mengekspresikan kebebasannya tanpa harus merugikan orang lain. = 40%
‘POLLING’ POLLING ini terselenggara atas kerja sama antara Lampung Post dan Laboratorium Politik dan Otonomi Daerah FISIP Unila pada 24—25 November 2012. Responden merupakan masyarakat Kota Bandar Lampung dan sekitarnya, berjumlah 200 orang, yang diambil secara acak dari buku telepon menggunakan metode systemic random sampling.
SELASA, 27 NOVEMBER 2012
Bandar Lampung
LINTAS PANJANG—Aparat Polsekta Panjang berhasil menangkap tersangka pencurian dengan kekerasan (curas) yang selama ini masuk daftar pencarian orang (DPO) sejak 11 September. Tersangka bernama Ml (19), warga Kelurahan Karangmaritim, Panjang, berhasil ditangkap pada Minggu (25-11), sekitar pukul 15.30. Kapolsekta Panjang AKP Jimmy Tana mengatakan tertangkapnya tersangka Ml atas pengembangan penyelidikan dari Supri yang telah ditangkap september lalu. Dia juga menjelaskan tersangka curas itu melakukan aksinya bersama empat temannya dengan korban Maskan (16), warga Kelurahan Campang III, Sidomulyo, Lampung Selatan. “Yang sudah tertangkap dua orang, sementara masih DPO tiga orang atas nama PJ, FJ, dan YD,” kata dia. (CR-1/K-2)
KEMILING—PT Mitra Muda Reksa Mandiri (MMRM) kembali memberangkatkan 77 tenaga kerja Indonesia (TKI) asal Lampung ke Malaysia. Hal itu dikatakan pemilik PT MMRM Kasmir Tri Putra, kemarin. “Ini merupakan pemberangkatkan TKI terakhir pada tahun ini yang berasal dari Lampung, jumlahnya 77 orang,” kata dia. Dia juga mengatakan sampai November, PT MMRM telah memberangkatkan TKI ke Malaysia sebanyak 174 orang. Ditam bah dengan TKI yang diberangkatkan saat ini, jumlahnya menjadi 247 orang. “Alhamdulillah, sejak awal tahun hingga November 2012 ini, kami telah berhasil memberangkatkan 863 orang dari target setiap tahunnya 2.000 orang.” Kasmir menjelaskan para TKI yang berangkat tersebut sudah memenuhi persyaratan dan diberikan pembekalan oleh pihak PT MMRM. Harapannya, kepada TKI yang diberangkatkan bisa bekerja dengan sungguh-sungguh sesuai dengan aturan di Malaysia, sehingga nasib mereka semua bisa berubah dan sukses. (CR-1/K-2)
4 Majelis Taklim Santuni Anak Yatim TELUKBETUNG SELATAN—Majelis Taklim (MT) Babussalam, MT Sakina, MT Al Ikhlas, dan MT Chairunisa, serta para donatur menggelar peringatan 1 Muharam 1434 Hijriah dengan cara berbagi bersama anak yatim. Perwakilan pengurus MT, Elva Surya, mengatakan dari dana yang dikumpulkan, bisa dibagikan untuk 120 anak yatim yang berasal dari berbagai panti asuhan di Bandar Lampung, Panjang, Jagabaya, Pecohraya, Kuripan, Kedaton, dan Kedamaian. Masing-masing mendapatkan uang, bingkisan, dan berbagai hadiah lain. Di samping itu, ada juga pembagian sembako untuk kaum duafa. Menurut Elva, kegiatan yang digelar ini dimaksudkan untuk memberi makna tahun baru Islam dengan berbagi bersama anak-anak yatim, sehingga mereka bisa merasakan kebahagiaan. (NOV/K-3)
LAMPUNG POST/ZAINUDDIN
‘FLYOVER’ GAJAH MADA. Pengerjaan yover (jalan layang) di Jalan Gajah Mada—Jalan Ir. Juanda sepanjang 400 meter sudah mulai dikerjakan, Senin (26-11). Untuk tahap awal, para pekerja memasang penutup di dua sisi jalan agar tidak terganggu dengan aktivitas di daerah yang cukup ramai tersebut.
PENYULUHAN
Hindari Kekerasan terhadap Perempuan-Anak KEDATON (Lampost): Masyarakat diminta untuk menghindari kekerasan terhadap anak dan perempuan, terutama dalam rumah tangga. Saat ini, kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) yang dialami anak dan perempuan karena minimnya pengetahuan masyarakat terhadap hukum yang akan diterimanya. Hal itu dikatakan Kepala Subunit (Kasubnit) Perlindu n ga n Per empu a n d a n Anak Polresta Bandar Lampung Ipda Putu Eka Denda Jayanti, dalam penyuluhan dan sosialisasi anti kekerasan terhadap perempuan dan anak di gedung Kelompok Sadar Keamanan dan Ketertiban (Pokdar Kamtibmas), Kedaton, Senin (26-11). Kegiatan itu terlaksana atas
DIALOG
Masyarakat Harus Awasi Pelayanan Publik TELUKBETUNG (Lampost): Masyara kat har us mengawasi pelaksanaan pelayanan publik dan boleh melaporkan langsung ke Wali Kota jika terjadi permasalahan. Hal itu diungkapkan Wali Kota Bandar Lampung Herman H.N. saat membuka dialog publik bertema Apresiasi masyarakat dalam rangka peningkatan kualitas pelayanan publik Kota Bandar Lampung, di Hotel Marcopolo, Bandar Lampung, Senin (26-11).
Wali Kota berharap masyarakat jangan hanya mengkritik, tapi juga bisa memberikan solusi terbaik. “Diawasi dan juga memberikan jalan keluar yang terbaik. Itu yang benar,” kata Herman, yang juga secara terbuka menyatakan akan maju ke Pilgub 2013. Dialog yang digelar Pusat Studi Strategi dan Kebijakan (Pussbik) Lampung ini mengangkat tiga persoalan pelayanan di bidang kesehatan,
pendidikan, dan perizinan. Hadir sebagai narasumber Kepala Dinas Pendidikan Kota Bandar Lampung Su k a r ma Wijaya, Kepa la Dinas Kesehatan Kota Bandar Lampung Wirman, dan per wa k i la n Bada n Penanaman Modal dan Perizinan (BPMP) Dini Purnamawati. Sementara ya ng menjad i moderator nya ada la h Idhan Djanuwardana, aktivis sekaligus pendiri Pussbik Lampung. (CR-4/K-1)
NAPAS KOTA
Anak Bisa Sekolah Sudah Alhamdulillah PAHOMAN—Di depan Kantor Pos Indonesia, Pahoman, berjejer para pedagang es kacang, mi ayam, pempek, bakso, juga usaha tambal ban. Dari sejumlah pedagang yang berderetan itu, penjual bakso tampak sigap melayani pembeli. Di tempat it u, dengan arus lalu lintas yang tidak terlalu ramai dan banyak pohon rindang, memang menjadi tempat favorit penikmat makanan di pinggir jalan. Su kasyad i (38), beg itu na ma si penjua l ba k so. Lelaki kelahiran Wonosari, Yogya karta, itu sudah 12 tahun ting gal di Kota Tapis Berseri. Sebelum berjualan bakso, dia berjualan mi aya m. Ba h k a n , d a r i m i ayam itu dia sempat memiliki lima orang anak buah. Empat tahun berjualan mi ayam cukup memberikan pengalaman berharga bagi dirinya. Mungkin karena prospeknya kurang menguntungkan, dia pun beralih berjualan bakso sampai sekarang. Dari pernikahannya dengan Sudarsih (30), Sukasyadi memiliki dua anak, satu pu-
LAMPUNG POST/HENDRIVAN GUMAY
Sukasyadi (38), pedagang bakso di Jalan K.H. Ahmad Dahlan, depan Kantor Pos Indonesia Pahoman, Bandar Lampung, Jumat (23-11). Selain berdagang yang sudah dijalaninya hampir 12 tahun, dia juga aktif di oraganisasi massa. tri dan satu putra. Keduanya masih bersekolah di SMA dan SD. Sudarsih juga memiliki keahlian memasak. Untuk itu, jika diperlukan dia kerap membantu tetangga yang membutuhkannya. Sukas mengaku pendapatan rata-rata per hari mencapa i Rp50 0 r i bu — Rp60 0 ri bu. Tapi, kalau dagangannya tidak habis, dia hanya mendapatkan uang Rp300 ri bu—Rp400 ri bu. Ratarata pe langgannya para pekerja Kantor Pos. “Bisa membiayai anak sekolah juga kebutu han sehari-hari sudah alhamdulillah,” kata Sukas yang hobi
I3
DPRD Imbau Pemkot Cabut Izin Waralaba
Pelaku Curas Ditangkap
PT MMRM Berangkatkan TKI ke Malaysia
LAMPUNG POST
memelihara burung perkutut dan baca koran itu. Dia menceritakan pada 2000 dia hijrah ke Lampung meng ikuti saran seorang re kannya. Sebulan lamanya dia jajaki kota ini dan langsung ber jualan mi ayam. Se telah merasa kerasan di tanah Sai Bumi Ruwa Jurai, dia mengajak istri dan anaknya untuk menetap di Lampung. Kini dia berjualan bakso dan bertahan sampai sekarang. Selain itu, Su kas aktif d i pa r ta i pol it i k , ya k n i PDIP. Dia bahkan menjadi ketua Ranting PDIP Kotabaru. (WANDI BARBOY/K-2)
kerja sama Pokdar Kamtibmas dengan Polresta Bandar Lampung. Eka juga menjelaskan kegiatan itu dilaksanakan untuk menekan angka kekerasan terhadap perempuan dan anak, khususnya di Kota Bandar Lampung. “Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka memperingati Hari Antikekerasan terhadap Perempuan dan Anak. Kami merasa perlu menyosialisasikan antikekeras an terhadap perempuan dan anak karena korban KDRT umumnya kelompok itu,” kata Eka, usai kegiatan. Lebih lanjut, Eka berharap dengan adanya penyuluhan i n i , masyara k at menjad i mengerti tentang sanksi yang diterima bagi pelaku KDRT. “Materi yang kami berikan
tentang perlindungan hukum terhadap kekerasan, baik terhadap perempuan maupun anak. Mudah-mudahan masyarakat menjadi paham sehingga ji ka terjadi kasus itu bisa langsung melaporkan kepada aparat kepolisian,” kata dia. D i te mp at y a n g s a m a , Ristawati (35), warga Kelurahan Kampung Baruraya, Labuhanratu, peserta yang me n g i k u t i p e ny u l u h a n , mengatakan keg iatan itu sangat pent i ng ter utama bagi kaum perempuan yang b a ny a k me njad i k orb a n K DRT. “Posit i f, saya berharap keg iatan i n i t ida k hanya dilaksanakan sekarang saja, supaya bisa dilaksanakan secara rutin,” kata dia. (CR-1/K-2)
TELUKBETUNG UTARA (Lampost): DPRD Kota Bandar Lampung mengimbau pihak eksekutif atau dinas terkait untuk segera mencabut izin toko waralaba yang melanggar aturan jam operasional. Hal itu sesuai rekomendasi yang telah disampaikan K o m i s i A DPR D setempat menyikapi pelanggaran jam operasional yang dilakukan minimarket Alfamart. “Saya harap eksekutif dapat menjalankan rekomendasi pencabutan izin yang dilayangkan DPRD ke Pemerintah Kota (Pemkot) Bandar Lampung terhadap pelanggaran toko waralaba Alfamart,” kata Ketua DPRD Kota Bandar Lampung Budiman A.S., Senin (26-11). Budiman mengatakan rekomen dasi yang dilayangkan pihak komisi terkait merupakan keputusan lembaga yang harus dijalankan pihak eksekutif. “Isi rekomendasi itu adalah DPRD meminta eksekutif menindak tegas waralaba Alfamart yang telah melanggar jam operasional,” ujarnya. Pol itisi Par tai Demok rat ini mengungkapkan terdapat empat minimarket Alfamart yang direkomendasikan pen cabutan izinnya, yaitu Alfamart Kimaja II dan IV, Alfamart Teuku Umar II, dan Alfamart di samping Rumah Sakit Advent.
“Semestinya semua per usahaan yang ada di Kota Bandar Lampung ini harus tunduk akan aturan yang telah ditetapkan. Namun, saya juga imbau Pemkot harus tegas dalam menegakkan aturan yang ada,” kata Budiman.
Ikuti Standar Budiman menambahkan satuan kerja terkait harus berani mengambil tindakan dan menjalankan sanksi sesuai aturan. “Satker terkait harus bertindak menyikapi hal ini, harus turun lapangan dan cabut izin minimarket yang melanggar aturan karena dampaknya sangat luas,” kata dia. Menanggapi hal ini, Kepala Badan Penanaman Modal dan Perizinan (BPMP) Kota Bandar Lampung Nizom Ansori menegaskan pihaknya sudah melayangkan surat kepada pihak pengusaha atau waralaba tersebut. Namun, hingga kini BPMP belum bisa melakukan tindakan karena masih mengikuti standar peringatan melalui surat peri ngatan terlebih dahulu. (MG5/K-1)
4
I
Bandar Lampung
LAMPUNG POST
SELASA, 27 NOVEMBER 2012
PENATAAN
PEMBANGUNAN JALAN
PKL Pasar Tugu Tetap Tolak Pembangunan Kios Permanen
DPRD Pesimistis Proyek ‘By Pass’ Tepat Waktu
TANJUNGK AR ANG PUSAT (Lampost): Sejumlah pedagang yang tergabung dalam Persatuan Pedagang Kaki Lima (PPKL) Pasar Tugu tetap menolak rencana pembang unan k ios permanen d i belakang bangunan pasar tersebut. Merek a men i l a i ha rga jual kios antara Rp85 juta— Rp100 juta terlalu mahal. Pedagang mengaku sampai kapan pun tidak akan sanggup membeli kios yang pembangunannya akan digarap PT Prabu Makmur ini. “Bagi yang punya modal, mungkin harga seperti itu dinilai terjangkau. Tapi, bagi PKL seperti pedagang sayur, ikan, daging, tidak akan sanggup. Untuk modal dagang saja hanya Rp500 ribuan. Bagaimana mau membeli kios, uang dari mana?” kata Ketua PKL Pasar Tugu, Ayumi, Minggu (25-11). Menur ut Ay umi, untuk membayar uang muka 30% dari harga kios saja pedagang juga sudah tak mampu. “Kalau harga kios Rp85 juta,
T ELU K BET U NG U TA R A (Lampost): DPRD Provinsi Lampung pesimistis proyek perbaikan Jalan SoekarnoHatta (by pass) selesai tepat waktu, November 2013. “Kami telah memantau pengerjaan jalan by pass itu, saya lihat kontraktor tidak serius. Alat beratnya hanya empat, sedangkan pekerjaan begitu banyak. Bagaimana bisa menyelesaikan sesuai target waktu,” kata Ketua Komisi IV DPRD Lampung I Komang Koheri di ruang kerjanya, Senin (26-11). Dia berharap Dinas PU menegur rekanan yang mengerjakan proyek tersebut. Dalam waktu dekat, Komisi IV memanggil Dinas PU dan rekanan yang mengerjakan proyek tersebut. “By Pass merupakan jantung provinsi, merupakan jalan lintas penghu bu ng menuju selu r u h provinsi se-Sumatera,” ujar politisi dari PDIP ini. Namun, pejabat pembuat kontrak kerja (PPK) by pass Soekarno-Hatta Bandar Lampung Aulia Aziz menegaskan bahwa alat berat yang diturunkan sudah memadai dan dalam kondisi maksimal untuk mendukung kegiatan
untuk uang mukanya sudah sekitar Rp25 jutaan. Uang segini bagi PKL sudah sangat besar,” kata dia. Dia juga menjelaskan jika meminjam uang dari bank atau koperasi untuk modal membel i k ios tidak akan muda h. Lag i pu la u nt u k mem i njam uang d i ban k harus ada agunan atau jam i na n nya, seper t i BK PB motor atau sertifikat rumah dan tanah. “Kami, PKL ini, rata-rata rumahnya masih ngontrak. Kalau kendaraan bermotor, banyak yang dibeli dengan cara kredit. Kalau begini, tentu bank tidak akan member i k a n pi nja m a n . M au pakai apa sebagai jaminannya?,” kata dia. Sejum lah PK L Pasar Tugu sendiri, kata Ayumi, berharap agar tidak dibangunkan kios, tapi dibuatkan hamparan saja. Selain harganya yang lebih murah, juga tetap menjaga kekhasan Pasar Tugu yang sejak dulu dikenal sebagai pasar tradisional. (MG5/K-2)
DUGAAN KORUPSI
Kasus di RSJ Lampung Dilimpahkan ke Kejari TA NJ U NGK A R A NG (A N T/ Lampost): K asus dugaan korupsi di Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Lampung terus diproses dan memasuki tahap dua yang berkasnya sudah dilimpahkan ke Kejaksaan Negeri (Kejari) Bandar Lampung. “Sudah masuk tahap dua atau dilimpahkan ke Kejari. Selanjutnya, tinggal menunggu penyelesaian verifikasi berkas untuk diproses lebih lanjut ke Pengadilan Tindak Pidana Kor upsi (Tipi kor) Tanjungkarang,” kata Kasi Penera nga n da n Hu k u m (Penkum) Kejaksaan Tinggi (Kejati) Lampung Heru Wijadmiko, Senin (26-11). Dia menjelaskan terdapat 10 jaksa penuntut umum (JPU) gabungan dari Kejari Bandar Lampung dan Kejati Lampung yang disiapkan dalam persidangan kasus itu. JPU tersebut terdiri dari empat orang berasal dari Kejari dan enam dari Kejati. Namu n, siapa ket ua JPU, Heru mengaku belum mengetahuinya karena be-
lum ada penunjukan. “Kemungkinan, dalam waktu dekat ini namanya segera keluar,” ujar dia. Tersangka kasus korupsi RSJ Lampung ini masih dua orang, yakni mantan kepala rumah sakit dan mantan bendahara umum (keduanya sudah pensiun). Dua orang tersebut, yaitu mantan Kepala RSJ Lampung LS (51), dan mantan bendaharanya, Ks (52). Pihak Kejati, menurut Heru, masih mengumpulkan alat bukti lain yang nantinya menjadi acuan untuk menyusun dakwaan dengan lengkap, sehingga tidak dimentahkan dalam persidangan yang akan digelar. Akibat dugaan korup si tersebut, negara dirugikan sebesar Rp456 juta. Kasus tersebut berawal adanya anggaran dari Kementerian Kesehatan pada 2 0 10 u n t u k p r o g r a m Jamkesmas di rumah sakit ter sebut. Na mu n , da la m pelaksanaannya, anggaran itu tidak sesuai dengan pertanggungjawaban. (K-2)
LAMPUNG POST/ZAINUDDIN
ALAT BERAT MINIM. Alat berat mengerjakan pembuatan drainase di Jalan Soekarno-Hatta, Kedaton, Bandar Lampung, Senin (26-11). Komisi IV DPRD Provinsi Lampung mengkhawatirkan pengerjaan jalan yang menggunakan dana APBD ini akan berjalan molor disebabkan minimnya alat berat dan sudah berumur tua.
Pendistribusian ‘E-KTP’ Capai 481.435 Keping TELUKBETUNG UTARA (Lampost): Pendistribusian kartu tanda penduduk (KTP) elektronik atau e-KTP oleh Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kota Bandar Lampung sudah mencapai 63% atau 481.435 keping dari total 763.379 keping. Data tersebut yang didistribusikan hingga Jumat (23-11). K a bid Pendaf taran Pen- mencapai 51.201 keping dari duduk Disdukcapil Kota Ban- total 77.269 keping. Diikuti dar Lampung Iswandi, Senin Kecamatan Kedaton 50.897 (26-11), mengatakan total KTP keping dari total 89.271 keelektronik yang didistribusi- ping. kan untuk tujuh kecamatan Kemudian di urutan ketiga seju m la h 763.379 kepi ng. Kecamatan Tanjungkarang Dengan demi k ian, jumlah Timur sebanyak 45.100 key a n g b e l u m te r d i s Yang belum mendapatkan tribusikan mencapai 281.944 keping. e-KTP, bisa Menu r ut I s w a nd i , pendistribusian akan terus berjalan di 2013 KTP lama yang masa mendatang. “Karena berlakunya sudah tahun 2012 kan tinggal sekitar satu bulan hampir habis. lebih, sedangkan yang b e lu m s a mp a i ke t a n g a n ping dari total 79.782 keping pendudu k masi h ba nya k . pendistri busian KTP elekJad i masi h ter us ber ja lan tronik ke warga. h i ng ga 2013 mendata ng ,” Nonelektronik ujar Iswandi. Sementara itu, bagi penBerdasarkan data Disdukcapil, pendistribusian ter- duduk yang belum mendatinggi terjadi di Kecamatan patkan e-KTP, Iswandi meTelu k betung Selatan yang ngatakan agar memperpan-
MEMPERPANJANG
jang KTP nonelektronik atau KTP lama yang masa berlakunya sudah hampir habis. Sebab, KTP nonelektronik tersebut masih berlaku hingga 31 Oktober 2013 mendatang. “Begitu juga bagi penduduk yang telah memasuk i usia 17 tahun setelah waktu perekaman data e-KTP sele sai, dipersilakan me ngurus K T P none le k t r on i k du lu . Nanti di tahun 2013 jika ada perekaman baru lagi, bisa mela k u k a n perek a ma n eKTP,” ujarnya. Beberapa warga Bandar Lampung mengaku pendistribusian e-KTP ini tidak merata. Warga yang telah lebih dulu mela k u k a n perek a ma n data, justru belum mendapatkan e-KTP. “Kayaknya sudah setahun yang lalu saya ikut perek a ma n data e-KTP. Masih yang pertama-pertama itu. Tapi sampai hari ini belum dapat juga e-KTPnya,” ujar Agustina, warga Telukbetung. Sebaliknya, Arni yang ikut perekaman data KTP elektronik di hari terakhir pendataan, justru sudah mendapatkan. “Sudah sebulanan, e-KTP saya dibagi pihak kecamatan,” ujar warga Tanjungkarang Timur itu. (MG5/K-1)
perbaikan jalan. “Silakan dihitung alat yang ada di lapangan dan base camp-nya. Jangan hanya bicara, tetapi cek di lapangan,” ujar Aulia melalui pesan pendeknya. Dia menutur n pihaknya telah maksimal untuk menyelesa i k a n peker jaa n proyek ja l a n ya ng d idanai dana A PBN tersebut. Pihaknya optimistis proyek tersebut selesai tetap waktu yaitu November 2013. Proyek perbaikan dan pelebaran jalan sepanjang 18,1 km itu dikerjakan oleh dua kontraktor yang ditunjuk sebagai pemenang tender, yakni PT Conbloc Infratecno (CI) dan PT Duta Graha Indah (DGI). PT CI akan melakukan pengerjaan mulai Rajabasa sampai Jalan Tirtayasa sejauh 10 km dengan nilai proyek Rp133,4 miliar. Sementara PT DGI mulai mengerjakan proyek mulai dari Jalan Tirtayasa sampai Panjang sejauh 8,1 km dengan nilai proyek Rp97,2 miliar. Aulia mengatakan kedua kontrak tor telah menandatangan i kont ra k ker ja masing-masing pada 22 Juni 2012 (PT CI) dan 14 Juni 2012 (PT DGI). (VER/R-3)
VERIFIKASI
Gara-gara KTA Kurang, Tiga Parpol Tak Lolos BANDAR LAMPUNG (Lampost): Tiga partai politik (parpol) di Kota Bandar Lampung tidak lolos verifikasi faktual. Penyebabnya, ketiga parpol, yakni Partai Demokrasi Pembaruan (PDP), Par tai Kedaulatan Bangsa Indonesia Baru (PKBIB), dan Partai Bulan Bintang (PBB) tidak memenuhi syarat kecukupan kartu tanda anggota (KTA). Ketidaklolosan tiga partai itu diputuskan dalam rapat pleno KPU Kota Bandar Lampung, Senin (26-11), yang dihadiri seluruh komisioner K PU Bandar Lampung d i kantornya. Ketua KPU Bandar Lampung Fauzi Heri mengatakan PBB dan PKBIB belum memenuhi syarat minimal keanggotaan, sedangkan PDP belum memenuhi syarat kepengurusan, kantor, dan keanggotaan parpol. “KPU mem i nt a t i ga pa r t a i it u
memperbaiki persyaratan. Sedangkan 13 partai politik lainnya memenuhi syarat. Hari ini kami kirimkan surat kepada seluruh parpol yang telah diverifikasi,” ujar Fauzi Heri usai rapat. Lebih lanjut Fauzi menjelaskan sesuai dengan Peraturan KPU Nomor 15 Tahun 2012 tentang Perubahan Kedua Peraturan KPU Nomor 7 Tahun 2012 tentang Tahapan, Program, dan Jadwal Penyelenggaraan Pemilu Anggota DPR, DPD, DPRD Provinsi dan DPRD Kabupaten/Kota, parpol yang belum memenuhi kelengkapan persyaratan diberikan kesempatan untuk perbaikan. Ketiga parpol yang belum memenu h i s yarat da la m veri f i kasi faktual itu d iminta menyerahkan kembali persyaratan yang dinyatakan belum memenuhi syarat. (CR-2/U-2)
SELASA, 27 NOVEMBER 2012
Ratusan Koperasi Hanya Papan Nama agar bekerja aktif kembali. Menurut dia, pembinaan k op e r a s i me njad i l a n gkah untuk merealisasikan target Pemprov setempat me n ge m ba n g k a n u s a h a dari berbagai sektor terutama koperasi. Pihaknya menargetkan 2014 tidak ada lagi koperasi papan nama. Ia mengatakan koperasi menjad i wadah efektif untuk meningkatkan perekonomian anggotanya. Koperasi tidak lagi bergerak pada usa ha-usa ha keci l, tetapi bergeser ke kegiatan usaha menengah. (ANT/U-3)
KEHUTANAN
Perambah Diimbau Tak Kembali ke TNBBS BENGK U LU ( La mpost): P e me r i n t a h K a b u p at e n Kaur, Provinsi Bengkulu, mengimbau ratusan perambah untuk tidak kembali ke hutan Taman Nasional Bukit Barisan Selatan (TNBBS). Menurut Sekretaris Kabupaten Kaur Mulyadi Usman, Senin (26-11), ratusan perambah sudah diturunkan tim terpadu dari lokasi beberapa bulan lalu. Tetapi, terdapat informasi perambah mulai kembali ke TNBBS. Menurutnya, bila
LAMPUNG POST
I5
PEMILU PRESIDEN
SUMBAGSEL SUMATERA SELATAN
PA LEMBA NG ( La mpost): Sekitar ratusan dari 5.000 koperasi di Sumatera Selatan disinyalir hanya papan na ma k a rena t ida k l ag i beraktivitas. Kepala Di nas Koperasi dan UKM Sumatera Selatan Abdul Shobur, Senin (26-11), mengungkapkan koperasi “papan nama” telah mengalami penurunan jumlah menjadi 10% dari 25% tahun sebelumnya. Meskipun menurun, jumlah koperasi masih tinggi sehingga harus terus dibina, khususnya pengurus dan anggota koperasi
Nasional
perambah kembali ke lokasi garapan mereka, dikhawatrikan akan berhadapan dengan petugas polisi kehutanan dan berurusan dengan hukum. Kawasan TNBBS, kata dia, wi layah Kaur dan Kabupaten Lampung Barat, Lampung, sudah menjadi target tim terpadu untuk dihijaukan kembali. Operasi tim terpadu petugas Kabupaten Kaur dan Lampung Barat beberapa bulan lalu berhasil menurunkan ratusan kepala keluarga. (ANT/U-3)
Pencalonan Mega-JK Pengaruhi Ical JA K A RTA (Lampost): Kemungkinan Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) maju dalam Pemilu 2014 berpasangan dengan mantan Presiden Megawat i Soekarnoputri dipastikan memengaruhi pencalonan Ketua Umum Partai Golkar Aburizal Bakrie (Ical). “Memang kalau dilihat itu (majunya JK) ada pengaruhnya. Kami akui beliau adalah mantan ketua umum Partai Golkar, dan Pak JK masih populer. Pasti akan berpengaruh,” kata Wakil Ketua Umum Partai Golkar Agung Laksono, ketika ditemui di Istana Negara, Jakarta, Senin (26-11). Namun, Agung mengaku belum mendapatkan konfirmasi resmi perihal majunya JK untuk berpasangan dengan Megawati. “Belum ada konfirmasi, tapi tidak juga ditolak dan tidak juga dikonfirmasi. Maka dari itu saya tidak tahu persis karena belum dikonfirmasi,” ujar Agung. Sebelumnya, diberitakan PDI P mem bu k a pelua ng majunya Megawati-JK berpasangan ke Pemilu 2014. Hubungan Megawati dan JK diisukan semakin intens menjel a ng Pem i lu 2014. Ba h k a n , d i k a ba rk a n J K hanya mau menjadi calon wapres jika berpasangan dengan Megawati. (MI/U-2) Di si si la i n, Ket ua De wa n Per t i m ba nga n DPP Partai Golkar Akbar Tan-
jung menilai peluang Mega ber pasa nga n denga n J K memiliki peluang yang besar memenangkan Pemilu 2014. Dengan tren popularitas PDIP yang tinggi pascakemenangan di Pemilihan Gubernur (Pilgub) DKI Jakarta, Akbar memprediksi partai berlambang kepala banteng tersebut mampu meraih hasil yang memuaskan. Selain itu, kemenangan lain PDIP di daerah memperlihatkan antusiasme tinggi kepada PDIP. “PDIP akan memperlihatkan kenaikan suara 2014, dan mereka optimistis untuk kemenangan di Jabar, Jateng, dan daerah lain,” ujarnya. Dar i si si i nter na l Partai Golkar sendiri, aturan partai berlambang pohon beringin ini memang sudah menutup pintu rapat-rapat bag i ca lon sel a i n Ket ua Umum Golkar Aburizal Bakrie (Ical). Hal itu, menurut Akbar, tampaknya dicatat oleh JK. “Dulu, Ical menyebut bila JK mau menjadi capres atau cawapres, silakan, tapi melalui partai lain. Sepertinya ini selalu diingat dan dicatat oleh JK. Walaupun dalam rapimnas (rapat pimpinan nasional) akan diberikan sanksi bagi tokoh kuat yang ke partai lain. Tapi sejauh mana itu (sanksi) diberikan kepada JK? Apa sanksi akan diberikan? Kita lihat nanti.” (MI/U-2)
ANTARA/WIDODO S. JUSUF
KERJA SAMA INDONESIA-NORWEGIA. Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (kedua kanan) dan Ibu Negara Ny. Ani Yudhoyono (kanan) berfoto bersama dengan Putra Mahkota Norwegia, Hakoon Magnus (kedua kiri) dan Putri Mette-Marit (kiri) di Istana Merdeka, Jakarta, Senin (26-11). Pertemuan antara Presiden dan Putra Mahkota Norwegia tersebut membahas peningkatan kerja sama di berbagai isu prioritas, antara lain lingkungan hidup, energi, perdagangan, dan investasi.
Komisi I dan Mendagri Bahas Polemik Pilgub BANDAR LAMPUNG (Lampost): Komisi I DPRD Provinsi Lampung, Senin (26-11), menemui Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Gamawan Fauzi terkait polemik waktu Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Lampung. Dari pertemuan di kantor Kemendagri di Jakarta itu, ada sejumlah kesepakatan yang akan ditempuh untuk men ga k h i r i polem i k jad wal pilgub, antara 2013 atau 2015. “Hasi l pem bicaraan kam i dengan Pak Menter i (Ga mawa n , red), polem i k Pi lg u b Lampu ng i n i akan diakhiri dengan keputusan Mendag r i awa l Desem ber 2012,” kata Ketua Komisi I DPRD Lampung Ismet Roni. Menurut Ismet, langkahlangkah yang akan diambil Mendagri, di antaranya akan mengutus tiga direktur jenderal (dirjen) bersama komisioner KPU Pusat untuk terjun ke Lampung. Tiga dirjen tersebut adalah dirjen otonomi daerah, dirjen keuangan, dan dirjen kesbang. Pekan depan mereka akan datang
ke Lampung untuk memecahkan polemik jadwal Pilgub Lampung. Wakil Ketua Komisi I Hartato Lohjaya mengata k a n da lam per temuan dengan Menteri Dalam Negeri tidak membahas anggaran pilgub. Menurut dia, hal itu disebabkan tidak ada per wak i lan dari Pemprov Lampung yang ikut dalam pertemuan. “Soal anggaran pilgub tidak sempat dibahas karena dari Pemprov tidak ada yang ikut. Tapi k a m i ya k i n polem i k i n i akan berak hi r setelah Mendagri mengeluarkan surat keputusan,” ujar politisi Partai Demokrat itu. Selai n Ismet dan Har tato, dalam pertemuan di Kemend ag r i it u rom bon ga n terdiri dari Ahmad Bastari, Ketut Erawan, Sri Dahliawati,
dan Firman Yani. Pengalihan Anggaran Sementara itu, DPRD Lampung masih melakukan inventarisasi sejumlah kegiatan satuan kerja dan perangkat daerah (SKPD) yang dinilai t ida k terla lu pent i ng da n mendesak dilaksanakan pada 2013. Ha s i l i nvent a r i s a s i tersebut akan menjadi dasar bagi Badan Anggaran untuk dialihkan sebagai anggaran Pilgub Lampung. Hal tersebut dikatakan anggota Badan Anggaran DPRD Lampung, Toto Herwantoko, Senin (26-11), di kantornya. Menurut dia, berdasarkan me k a n i s me y a n g b e r h a k me l a k u k a n i nvent a r i s a s i sejumlah anggaran kegiatan satuan kerja adalah masingmasing komisi yang membidangi satuan kerja tersebut. “Untuk penggeseran alokasi anggaran kota baru itu sudah jelas. Sedangkan untuk satker saat ini sedang di inventarisasi oleh teman-teman di komisi,” kata dia. (CR-2/U-2)
I
6
Inspirasi
LAMPUNG POST
Pengabdian Sang Bidan di Desa Terpencil
Masyarakat Konsumsi Air Hujan
PERIKSA KESEHATAN. Bidan Yunita menimbang dan mengukur kepala seorang bayi, enam jam setelah dilahirkan, Senin (26-11), di Kampung Dutayoso Mulyo, Kecamatan Rawapitu, Tulangbawang.
BIDAN Yunita bersama sang suami sering membantu warga dengan meminjamkan dana jika keluarga pasien yang hendak melahirkan membutuhkan dana, terutama untuk biaya kendaraan karena pasien harus dirujuk ke rumah sakit di Menggala. Mereka juga aktif memberikan penyuluhan kepada masyarakat tentang hidup sehat. Balita juga mendapat perhatian bersama ibu-ibu hamil lainnya, ini sangat membantu aparat kampung dalam meningkatkan keluarga yang sehat dan sejahtera. Yunita mengajak ibu-ibu untuk tidak membuang hajat sembarangan. Dia dan aparat kampung menganjurkan warga agar membuat sumur gali dan WC di belakang rumah. “Saya juga mengajak ibu-ibu untuk memeriksakan kehamilan dan mengajak balita ke posyandu sebulan sekali,” kata dia. Selain itu, memberikan makanan tambahan bergizi untuk anak-anak balita. Kegiatannya ini melibatkan kader PKK dan kesehatan lainnya. Kepala Kampung Dutayoso Mulyo, Purwantono, yang juga suami Yunita, mengatakan bidan Yunita baru 3 tahun, tapi dampaknya sudah bisa dirasakan. “Kami bersyukur dengan keberadaan bidan ini. Kalau tidak ada, bisa pusing, apalagi daerah ini termasuk kampung terpencil,” kata dia. Yunita mengisahkan selama bertu-
tambahan makanan bergizi bagi anak-anak balita. Oleh sebab itu, saat ada bidan desa yang hadir di kampung ini, warga menyambutnya bak seorang pahlawan. Bu k a n saja menolong i bu melahirkan, seorang bidan diharapkan mampu membawa perubahan bagi kesehatan balita dan masyarakat. Kehad i ran bidan Yunita di Dutayoso Mulyo disambut baik masyarakat setempat. “Kami dahulu tidak bisa berbuat, dari bulan ke bulan hanya menanti bantuan jatah beras, lalu buang hajat di saluran primer sebagai WC umum,”
KAMPUNG DUTAYOSO MULYO. Kondisi Kampung Dutayoso Mulyo yang terpencil dan jauh dari fasilitas membuat warga kesulitan air bersih. Mereka terpaksa mengonsumsi air hujan. Bidan Yunita dalam perjalanan pulang usai membantu kelahiran seorang warga.
KAMPUNG Dutayoso Mulyo, Kecamatan Rawapitu, Tulangbawang, merupakan salah satu desa terpencil yang sangat jauh dari jangkauan pelayanan medis. Belasan tahun lalu, petugas kesehatan enggan melongok ke Du tayoso Mulyo karena jau h nya per ja l a na n ya ng harus di tempuh dari Kota Menggala hingga 80 km. Belum lagi jalan ter jal dan licin yang harus ditempuh seorang petugas medis. Saat itu jalan yang mudah ditempuh untuk sampai ke Kampung Dutayoso Mulyo melalui Sungai Way Tulangba wang dan Sungai Way Pidada. Di lokasi yang berat ini, jarang sekali petugas yang berani menginjakkan kakinya di permukiman di lahan berawa. Jika hujan turun, warga tidak bisa beraktivitas di luar rumah, penyebabnya jalan becek dan licin. Mereka memilih mengurung diri di dalam rumah menunggu air surut. Satu-satunya jasa menolong ibu melahirkan adalah dukun bayi. Mereka hanya sebatas menolong. T ida k ada asupan vitamin yang diberikan kepada ibu yang baru melahirkan, apalagi memberikan
SELASA, 27 NOVEMBER 2012
LAMPUNG POST/GUNTUR TARUNA
ujar beberapa warga. Yunita kelahiran Lampung Te ngah, 28 Juni 1989, yang d it ugaskan sebagai bidan pegawai tidak tetap (PTT) di Dutayoso Mulyo sejak 2010. “ Da hu lu kampu ng i n i k umuh,” kata dia. Untuk sampai di kampung ini, ia harus berjalan kaki cukup jauh, tak ada angkutan umum, ojek pun jarang. Jika hujan turun harus berjalan kaki sambil menenteng sepatu. Medan yang berat ini nyaris mem buat nya put u s asa. “Apalagi saat itu saya masih sendiri, tapi karena panggilan tugas kemanusiaan saya
gas di Kampung Dutayoso Mulyo, sudah 48 ibu hamil berhasil ditolong. Ini semua tidak terlepas dari dukungan dokter pembimbingnya dan semua aparat kampung setempat. Menurutnya, permasalahan yang belum terpecahkan dan harus mendapat perhatian pemerintah adalah ketersediaan air tawar yang bersih. Ribuan masyarakat umumnya masih mengonsumsi air hujan untuk kebutuhan memasak dan minum. Bagi warga yang memiliki cukup uang, bisa membeli air kemasan, tapi warga yang mampu membeli air jumlahnya sangat terbatas. “Karena terpaksa warga mengonsumsi air hujan,” kata dia. Hal itu dilakukan dengan cara menadah air hujan yang jatuh dari atap rumah. “Padahal air hujan ini kurang baik dikonsumsi, apalagi atap rumah dari bahan asbes,” kata dia. Menurutnya, warga tahu mengenai hal itu, tapi mereka tidak punya pilihan lain. Untuk mendapatkan air tawar, warga harus mencarinya jauh ke luar kampung, yakni ke Gunungtiga atau ke daerah Sumbersari, yang jarak tempuhnya mencapai seharian. Persoalan lainnya, belum tersedianya ambu lans yang siap pakai. Selama i ni, warga yang memerlukan kendaraan untuk membawa pasien harus menyewa kendaraan rental dengan ongkos yang mahal. (GUNTUR TARUNA/S-2)
pun tetap tabah,” kata Yunita mengisahkan.
Tak Ada Puskesmas Waktu itu belum ada puskesmas di Kecamatan Rawapitu. “Saya masih ngantor di Puskesmas Rawajitu, jaraknya cukup jauh harus melalui perkebunan kelapa sawit dan menyeberang Sungai Way Pidada pakai perahu,” ujar Yunita. Saat itu bidan Yunita tidak perlu bolak-balik setiap harinya. Setiap ada kesempatan, bidan Yunita selalu memberikan penyuluhan kepada masyarakat tentang hidup sehat. (GUNTUR TARUNA/S-2)
LAMPUNG POST/GUNTUR TARUNA
SELASA, 27 NOVEMBER 2012
LAMPUNG POST
I7
I8 SELASA, 27 NOVEMBER 2012
www.lampost.co
Terbit Sejak 1974 Sirkulasi: (0721) 788999 Layanan Umum: (0721) 783693 Iklan: (0721) 774111 SMS: 0815 4098 5000 Redaksi (0721) 773888 SMS: 0812 7200 999
SIAPA MENGAPA
MESIR
Incaran Ibu Hamil
Mursi Temui Oposisi
SERINGNYA muncul di televisi dan gagahnya berpakaian dinas, membuat Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karo Penmas) Mabes Polri Brigjen Boy Raf li Amar menjadi incaran ibu-ibu hamil. Hal itu terjadi saat penutupan Pendidik an KAPANLAGI.COM Sekolah Pembentukan Perwira (Setukpa) dan Sekolah Inspektur Polisi Sumber Sarjana (SIPSS) di lapangan Soetadi Ronodipuro, Lembaga Pendidikan Kepolisian (Lemdikpol), Jalan Bhayangkara, Sukabumi, Jawa Barat, beberapa waktu lalu. Dia diincar foto bersama pedagang rokok, tamu undangan, salah satunya ibu-ibu hamil. Sang ibu berkebaya hitam itu rela antre untuk dapat berfoto bersama sang jenderal. Bukan hanya foto, sang ibu pun mengambil momen untuk mencubit pipi kiri jenderal bintang satu itu. “Saya lagi ngidam, biar anaknya ganteng,” kata si ibu senyum-senyum. (DTC/D-3)
WAT-WAT GAWOH Sekolah untuk Maskot
SEBUAH sekolah yang mengajarkan muridnya menjadi maskot dibuka di Tokyo, Jepang. Siswa-siswa di sekolah itu akan diajarkan bagaimana berjalan layaknya maskot-maskot olahraga dan trik berdansa. DP. RAHARJO Sekolah tersebut didirikan Choko Oohira, seorang perempuan yang sudah berpengalaman bekerja sebagai maskot lebih dari 20 tahun. Oohira membuka sekolah maskotnya pada 1985. Sekolah yang didirikan Oohira itu dapat dibilang satu-satunya sekolah maskot yang ada di dunia. “Ketika saya melihat seorang maskot yang tidak serius menjalankan pekerjaannya, saya kecewa. Seorang maskot harus bekerja sepenuh hati dan mendalami karakter dari maskot yang diperankannya,” ujar Oohira. Setidaknya, terdapat 25 murid yang saat ini belajar di sekolah maskotnya. Murid-muridnya berusia sekitar 20 hingga 50-an tahun. Setelah lulus dari sekolah maskot tersebut, para murid tidak perlu takut untuk tidak mendapat pekerjaan. Jepang adalah negara yang terobsesi dengan maskot. (P)
DISKUSI FMGI
Pengelolaan Pendidikan Terhalang Birokrasi
BA NDA R LA MPUNG ( La mpost): Pengelolaa n pendidik an di Indonesia sudah keluar dari filosofinya. Banyak urusan akademik yang dikalahkan demi kepentingan birokrasi. “Ibarat hidup, jiwanya sudah tidak jelas,” kata Ketua Ikatan Sarjana Pendidikan (ISPI) Lampung Bujang Rahman dalam diskusi yang digelar Forum Martabat Guru Indonesia (FMGI) Lampung di redaksi Lampung Post, Senin (26-11). Kepala sekolah lebih disibukkan hal-hal administratif manajemen dengan pendek at a n bi rok rat i s. Jam kerja kepala sekolah lebih banyak tersita oleh hal-hal nonakademik, seperti keadaan infrastruktur pendidikan serta rasio guru dan murid. “Tidak heran ji ka taw uran dan kenakalan remaja makin banyak. Itu karena pendidikan belum menyentuh filosofi yang sebenarnya,” kata dekan FKIP Unila itu. Ketua FMGI Bandar Lampung Suprihatin mengatakan
muara masalah pendidikan ada di tangan pemerintah, pemangku kebijakan. Menurut dia, jika guru dituntut profesional, kepala Dinas Pendidikan harus berasal dari kalangan pendidik. “Paling tidak berasal dari sarjana pendidikan sehingga mengerti filosofi pendidikan dengan benar,” kata dia. A nggota FMGI, Pont jo Sudarmono, menambahkan kepala sekolah banyak disibukkan dengan masalah birokratis karena diangkat kepala dinas. “Mau tidak mau, kepala sekolah harus mengikuti seluruh perintah kepala dinas, kalau tidak, bisa diberhentikan atau justru dimutasi,” kata Pontjo. Hal tersebut membuat kepala sekolah akan terpa k u mempr ior it a s k a n t u g a s - t u g a s b i r o k r at i s ketimbang akademik. Ia juga mengutarakan tren pengangkatan kepala sekolah diwarnai dengan tindakan tidak terpuji yang menggunakan politik uang. (MG4/R-4) GURU HARUS... Hlm. 15
AP PHOTO/MOHAMMED ASAD
KORBAN BENTROK. Ribuan warga Mesir menghadiri pemakaman Gaber Salah, yang tewas dalam bentrokan dengan pasukan keamanan, di Kairo, Mesir, Senin (26-11). Massa berbaris melalui Alun-alun Tahrir untuk mengikuti prosesi pemakaman. Latar belakang di spanduk merupakan gambar Gaber Salah.
Aksi Begal di Tanggamus Semakin Ganas KOTAAGUNG (Lampost): Kawanan begal di Tanggamus semakin ganas dan meresahkan. Merek a denga n sad i s meng aniaya korban menggunakan senjata tajam sebelum merampas kendaraan bermotornya. Sen i n (26 -11) d i n i har i, terjadi dua pembegalan terhadap empat pengendara sepeda motor di jalan lintas barat (Jalinbar) Tanggamus. Pelaku membawa kabur tiga unit sepeda motor dan melukai korbannya, hingga harus dilarikan ke rumah sakit. Aksi kawanan bandit jalanan yang pertama me nimpa Toni (45) dan anaknya, Novi (21), d i ja lan bar u Pekon Kotabatu, Kecamatan Kotaagung, sekitar pukul 01.00. Ton i me n g e n d a r a i Ya ma ha Vega R ber i r i nga n dengan Novi yang mengendarai sepeda motor Yamaha F1Z melintas di jalan baru Pekon Kotabatu. Mereka usai menghidupkan listrik PLTD di Pekon Kalimiring, Kecamatan Kotaagung Barat. Saat melintas di areal per-
sawahan di sekitar pabrik penggilingan padi, tiba-tiba saja korban dihadang 7 pria yang mengenakan penutup wajah. “Ketujuh pelaku langsung mengepung kami. Mereka minta agar kami mematikan
di Jalinbar di Pekon Negeri Nga r ip, Ke c a m at a n Ba n darnegeri Semoung, Kabupaten Tanggamus, sek itar pukul 02.00, Senin (26-11). Kawanan begal menggunakan dua sepeda motor mengacung-acungkan golok dan senpi sembari mengejar korban di Jalinbar Pekon Negeri Ngarip. Iwan (21) dan Suratman
Kawanan begal menggunakan dua sepeda motor mengacung-acungkan
GOLOK dan senpi. lampu motor kami,” ujar Toni, di Ruang Bougenvil Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kotaagung, Senin (26-11) siang. Melihat gelagat tidak baik, Toni mencoba meminta para pelaku tidak mengganggunya. Namun, pelaku langsung menghantam kepala Toni dengan kayu berkali-kali. Selain itu, pelaku juga menghantam pinggang Novi dengan kayu. Aksi begal kedua terjadi
(45), warga Kecamatan Pringsewu, Kabupaten Pringsewu, yang tengah melintas dari perjalanan pulang ke Pringsewu dari Bengkunat (Lampung Barat) menjadi korbannya. “Pelaku berjumlah empat ora ng meng g u na k a n dua sepeda motor langsung memepet sepeda motor kami sambil mengacung-acungkan golok, badik, dan benda mirip pistol,” kata Suratman
di RSUD Kotaagung. Karena takut, korban terjatuh dari sepeda motor. Kemudian korban berusaha kabur meninggalkan sepeda motornya. “Syukur kami selamat, kalau kami tertangkap mungkin kami dibunuh para pelaku yang beringas,” kata Iwan. Kapolsek Wonosobo Iptu Wahidin membenarkan aksi begal di jalanan ini. Kini polisi masih menyelidiki komplotan tersebut. Sebelumnya, kawanan begal beraksi di jalan baru Pekon Kotabatu, Kecamatan Kotaagung, Sabtu (2411), sekitar pukul 12.00. Saat itu korban Tomo, perawat di RSUD Kotaagung, dalam perjalanan pulang ke Kecamatan Wonosobo. Saat melintas di sekitar gedung walet di sekitar jalan baru, sepeda motor korban dipepet dua kendaraan pelaku. Pelaku membawa golok dan badik yang diacungkan ke arah Tomo dan meminta menghentikan sepeda motornya. Korban menghentikan kendaraannya, pelaku langsung merampas dan membawa kabur sepeda motornya. (UTI/D-2)
KAIRO (AP/Rtr): Presiden Mesir Muhammad Mursi bertemu dengan hakim-hakim senior negeri itu, kemarin, untuk meredam krisis politik yang dipicu oleh dekrit perluasan kekuasaan. Pertemuan itu digelar sehari setelah para hakim menyerukan pemogokan besar-besaran. Jubir Presiden Mesir Yasser Ali mengatakan Mursi bertemu para hakim di Dewan Hakim Agung seusai Menteri Kehakiman Ahmed Mekky berunding dengan hakim-hakim tersebut. Dalam pernyataannya, kantor Mursi mengatakan para hak i m sen ior telah mengisyaratkan kesediaan berkompromi. Para hakim, dikatakan menuntut agar dekrit Mursi hanya berlaku untuk “persoalan-persoalan kedaulatan.” Ini mengisyaratkan para hakim senior di Dewan Hakim Agung tidak menolak dekrit dan memer i nta h kan para hakim dan jaksa kembali bekerja. “Saya yakin Presiden Muhammad Mursi menginginkan hal itu,” kata Mekky. Mursi mengeluarkan dekrit, Kamis (22-11), yang memberinya kekuasaan untuk mengeluarkan keputusan dan undang-undang tanpa sanggahan. Keputusan itu juga membuat Mursi, presiden yang diusung kelompok Ikhwanul Muslimin, bersitegang dengan hakimhakim Mesir. Pengadilan di sebagian besar Negeri Para Firaun itu menghentikan aktivitas mereka sebagai protes atas dekrit itu, Minggu (25-11). Dekrit itu juga telah memicu gelombang besar-besaran kelompok oposisi di seluruh negeri itu. Satu orang tewas dan lebih dari 500 orang terluka dalam bentrokan antara para pengunjuk rasa dan polisi antihuru-hara sejak Mursi mengeluarkan dekrit. Kelompok-kelompok kecil pengunjuk rasa sampai Minggu (25-11) malam bertekad untuk tetap berkemah di Alun-alun Tahrir yang menjadi pusat gerakan revolusi Mesir. Sedikitnya ada 30 tenda di alun-alun tersebut. Mereka menolak berdialog dan menuntut Mursi mencabut dekrit. (MI/R-4)
DUGAAN KORUPSI
KPK Tidak Prioritaskan Skandal Bank Century JAKARTA (Lampost): Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) belum berencana memeriksa dua tersangka kasus korupsi dana talangan Rp6,7 triliun ke Bank Century, yakni Budi Mulya dan Siti Chodijah Fajriah. Pasalnya, KPK juga sedang memeriksa banyak kasus lain. “Belum dijadwalkan karena sekali lagi bahwa ada perkara-perkara lain yang sudah jalan terlebih dahulu,” ujar Ketua KPK Abraham Samad di Jakarta, Senin (26-11). Perkara-perkara yang sedang ditangani KPK itu, lanjut Samad, seperti perkara simulator SIM di Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri dan perkara
suap proyek PLTU Tarahan dengan tersangka Emir Moeis. Namun, Abraham memastikan perkara Bank Century akan ditangani seusai perkara tersebut diselesaikan KPK. “Kami usahakan selesai dahulu baru kemudian kami masuk lagi ke perkara Century. Kan banyak yang belum jalan perkaranya, jadi yang duluan jalan itu diselesaikan dulu, baru kemudian berikutnya Bank Century,” kata Samad. Sebelumnya, Abraham Samad pada Selasa (20-11) mengatakan peran Boediono selaku Gubernur Bank Indonesia dalam pemberian FPJP kepada Bank Century pasti ada.
Seper ti yang di ketahui, KPK telah menetapkan Deputi Bidang IV Pengelolaan Devisa BI BM (Budi Mulya) dan mantan Deputi Bidang V Pengawasan BI SCF (Siti Chodijah Fajriah) sebagai tersangka. Merek a d ia ng gap terk a it dalam kasus korupsi pemberian dana talangan fasilitas pendanaan jangka pendek (FPJP) ke Bank Century. Di sisi lain, Ketua DPR Marzuk i A l ie mempersi lakan KPK memeriksa mantan Gubernur Bank Indonesia (kini Wakil Presiden) Boediono dalam perkara kasus korupsi pemberian dana talangan Bank Century. (MI/U-2)
ANTARA/ROSA PANGGABEAN
DIALOG KASUS CENTURY. Koordinator ICW Febridiansyah (kanan) memberi pemaparan bersama dosen FHUI Akhiar Salmi (tengah) dan Wakil Ketua MPR Lukman Hakim Saifuddin (kiri) dalam Dialog Pilar Negara di perpustakaan MPR, Jakarta, Senin (26-11). Hak menyatakan pendapat DPR terkait kasus dugaan korupsi dana talangan Bank Century dinilai dapat berjalan bersamaan penyidikan di Komisi Pemberantasan Korupsi.
Ekonomi
SELASA, 27 NOVEMBER 2012
YEN JEPANG (JPY) 100
KURS JUAL
KURS BELI
10.110,64
10.005,44
DOLLAR KANADA (CAD) KURS JUAL
9.741,01
KURS BELI
9.639,40
DOLLAR NEW ZEALAND (NZD) KURS JUAL
7.964,78
KURS JUAL
KURS BELI
11.751,98
11.632,43
DOLLAR SINGAPURA (SGD)
KURS BELI
7.879,94
DOLLAR AMERIKA (USD) KURS JUAL
KURS BELI
9.666
9.570
DOLLAR HONGKONG (HKD)
KURS JUAL
KURS BELI
KURS JUAL
KURS BELI
7.905,46
7.820,54
1.247,24
1.234,70
EURO (EUR)
POUNDSTERLING INGGRIS (GBP)
KURS JUAL
KURS BELI
KURS JUAL
KURS BELI
12.525,20
12.398,89
15.493,63
15.334,97
per Senin, 26 November 2012 Sumber Bank Indonesia
Indeks KOMODITAS
Indeks VALUTA ASING
DOLLAR AUSTRALIA (AUD)
KOMODITAS
LOKASI SENTRA
CPO Minyak Kelapa Kakao Kopi Arabika Kopi Robusta Karet TSR 20 Lada Hitam Lada Putih Jagung (kering)
Medan Bitung Makassar Medan Lampung Palembang Lampung Pangkalpinang Lampung
LAMPUNG POST
I9
HARGA (Rp/Kg)
7.089 7.383 19.623 0 19.957 26.767 52.808 82.512 2.139
per Senin, 26 November 2012 Sumber: Bappebti-Kementerian Perdagangan
KILAS Harga Melinjo Bertahan BANDAR LAMPUNG—Harga biji melinjo di Kabupaten Lampung Selatan bertahan tinggi mencapai Rp6.000/ kilogram dan masih menjadi salah satu andalan petani untuk meningkatkan pendapatan dari sektor perkebunan di daerah setempat. “Harga melinjo selalu stabil pada harga itu untuk memenuhi tingginya kebutuhan pengumpul setempat,” kata Ramidi, petani di Desa Sidomekar, Kecamatan Katibung, Lampung Selatan, Senin (26-11). Ia mengatakan selain untuk memenuhi pedagang di pasar, melinjo itu juga dikirim ke luar daerah untuk memenuhi industri pengolahan makanan dari biji tersebut. “Selain bijinya, kulitnya juga dapat dijual ke pasar untuk sayur-mayur dengan harga Rp1.500/kilogram,” kata dia. Ramji, petani lainnya, mengatakan saat ini sedang musim melinjo sejak beberapa bulan terakhir hingga menjadi tambahan pendapatan para petani di daerah itu. “Harga melinjo Rp7.000/kg di pengumpul jika sudah kering,” ujar dia. (ANT/E-1)
Sumbar Turunkan Target Retribusi PADANG—Pemerintah Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) menurunkan target penerimaan dari retribusi daerah dalam rencana APBD 2013. “Untuk 2013, penerimaan dari retribusi ditargetkan Rp29,46 miliar, turun dari Rp33,89 miliar pada 2012,” kata Gubernur Sumbar Irwan Prayitno, di Padang, Senin (26-11). Dengan demikian, terjadi penurunan target 13,09% atau sebesar Rp4,43 miliar dibanding 2012. Penurunan target ini, menurut dia, disebabkan hilangnya dua sumber pemasukan yaitu retribusi pelayanan kesehatan karena dua pos penerimaan, yakni Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Pariaman dan RS Jiwa H.B. Saa’nin Padang, telah berstatus badan layanan umum usaha daerah (BLUD). Dengan perubahan status itu, pemasukan dari dua rumah sakit itu tidak lagi masuk retribusi daerah, tetapi ke pos lain-lain pendapatan asli daerah (PAD) yang sah. “Karena perubahan ini menyebabkan secara total penerimaan retribusi daerah dari pelayanan kesehatan pada 2013 berkurang sebesar Rp5,3 miliar dibanding 2012,” kata dia. (ANT/E-1)
ANTARA/OKY LUKMANSYAH
PENJUALAN ‘BARBIE’. Seorang pengunjung memilih boneka barbie yang dijual di kawasan Pelabuhan Jongor, Tegalsari, Tegal, Jateng, Senin (26-11). Boneka barbie dijual Rp10 ribu—Rp30 ribu bergantung pada bentuk dan ukuran.
PERIKANAN
‘Blue Economy’ Mampu Ciptakan Lapangan Kerja JAK ARTA (Lampost): Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menilai konsep blue economy yang merupakan pengembangan ekonomi berbasis kelautan secara komprehensif dan berkesinambungan akan mendorong terc ipta nya jutaan lapangan kerja. “ Da l a m bu k u ny a T he Blue Economy yang diterbitkan tahun 2010, Gunter Pauli (pakar blue economy asal Belgia) menyatakan tujuan dari blue economy adalah untuk mendorong terciptanya 100 juta lapa ng a n ker ja da n n i la i modal yang besar melalui 100 inovasi selama dekade 2010—2020,” kata Menteri Kelautan dan Perikanan Sharif Cicip Sutardjo dalam ketera n ga n ter t u l i snya yang diterima di Jakarta, Senin (26-11). Menurut Sharif, pendekat an pembangunan berbasis ekonomi biru akan
bersinergi dengan pelaksanaan prog ram pro -poor (pengentasan kemiskinan), pro-growth (pertumbuhan), pro-job (penyerapan tenaga kerja), dan pro-environment (melestarikan lingkungan). Selain itu, sektor kelautan dan perikanan akan memainkan peran strategis dalam peningkatan kesejahteraan rakyat. “Besarnya potensi ekonomi di sektor perikanan itulah yang mem buat K K P berkomitmen dan berketetapan untuk mengembangkan blue economy. Konsep ini bisa menjadi solusi untuk meningkatkan kesejahteraan rakyat,” kata Sharif. Sebe lu m nya , Menter i Kelautan dan Perikanan menuturkan pertumbuhan PDB perikanan berdasarkan tren sejak 2009, laju pertumbuhan PDB perikanan diperkirakan tumbuh lebih tinggi dibanding dua tahun sebelumnya. (ANT/E-1)
LAMPUNG POST/HENDRIVAN GUMAY
TAMBAHAN KUOTA. Truk tangki Pertamina mengisi BBM solar di SPBU Way Halim, Bandar Lampung, Senin (26-11). Antrean kendaraan BBM solar di SPBU di Bandar Lampung masih terlihat meskipun sudah berkurang ketimbang hari-hari sebelumnya. Hal ini seiring dicabutnya aturan pembatasan subsidi BBM oleh Pertamina mulai Minggu (25-11).
Suplai Sapi Masih Rendah BANDAR LAMPUNG (Lampost): Kontribusi perusahaan penggemukan sapi (feedloter) terhadap suplai kebutuhan di Lampung masih sangat minim, hanya 500 ekor sapi/bulan. Sebab itu, perusahaan diminta menambah suplai pasokan untuk Lampung. “ K a m i a k a n m i nta ta mbahan suplai dari feedloter,” kata Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan (Kadisnakeswan) Provinsi Lampung Setiato, Senin (26-11). Ia menjelaskan dari total kebutuhan sapi di Lampung sebanyak 3.500 ekor/bulan, 3.000 ekor di antaranya justru disuplai dari masyarakat. Sedangkan feedloter hanya meny upla i 50 0 ekor sapi. Jumlah itu dibilang sangat rendah mengingat di Lampung terdapat enam feedloter besar, yakni PT Juang Jaya, PT Andini, PT Lemang Mesuji Jaya, PT Elders, PT Santori, dan PT GGLC. Menurut Setiato, dari enam feedloter tersebut, stok yang ada sebanyak 40 ribu ekor. Jumlah tersebut sebenarnya cukup untuk memenuhi kebutuhan sapi di Lampung hing-
ga Maret 2013 jika feedloter dapat mengalokasikan jumlah suplai yang lebih banyak untuk Lampung. “Kami minta bagian lebih banyaklah, kami minta feedloter mendukung upaya ini,” ujar Setiato. Ia menambahkan saat ini pihaknya masih melakukan negosiasi dengan feedloter dan menginventarisasi kebutuhan suplai yang seyogianya bisa diberikan pihak feedloter. Sedangkan mengenai harga jual sapi dari feedloter, Setiato menegaskan pihaknya tidak bisa melakukan intervensi karena hal tersebut masuk kategori mekanisme pasar. “Harga kami tak bisa intervensi karena seluruh Indonesia juga seperti itu. Tapi kami upayakan dan meminta agar untuk di Lampung dapat lebih rendah,” katanya.
Harga jual sapi dari feedloter bervariatif tergantung kebijakan masing-masing perusahaan. Untuk di Lampung, feedloter menjualnya dengan harga Rp31 ribu—Rp33 ribu/ kg untuk sapi hidup. Sedangkan untuk di luar Lampung, harga jualnya lebih tinggi, yakni mencapai kisaran Rp35 ribu—Rp37 ribu/kg. Sebelumnya, pada saat rapat di kantor Disnakeswan Lampung, Manajer PT GGLG Gunawan mengatakan dari total rata-rata penjualan sapi di perusahannya sebanyak 2.0 0 0 ekor/ bu l a n , 75% d i antaranya dijual ke luar Lampung, seperti Sumatera Selatan. “Dari rata-rata penjualan 2.000 ekor per bulan, sekitar 25 persen—30 persen untuk Lampung,” kata Gunawan. Mesk ipun demi k ian, pi ha k nya a k a n ber upaya memberikan stok yang ada untuk terlebih dahulu memenuhi suplai di Lampung. Ia mengatakan saat ini stok sapi yang tersedia di GGLC seba nya k 5. 50 0 ekor d a n jumlah tersebut diprediksi hanya cukup sampai Desember 2012. (YAR/E-1)
ANTARA/R. REKOTOMO
REVITALISASI PASAR. Sejumlah pedagang menggelar barang dagangannya di Pasar Johar Semarang, Jateng, Senin (26-11). Pemerintah berencana melakukan revitalisasi sebanyak 180 pasar tradisional di berbagai daerah, dengan alokasi anggaran masing-masing Rp800 juta hingga Rp1 miliar yang pengerjaannya dijadwalkan mulai awal tahun 2013.
ENERGI
Lampung Surplus Pasokan Listrik BANDAR LAMPUNG (Lampost): PLN Lampung nyatakan surplus pasokan daya listrik. Hingga Oktober 2012, pasokan daya listrik tercatat 793,7 megawatt (mw), sementara kebutuhan beban puncak 590,2 mw. Surplusnya pasokan daya sekitar 200 mw ini diharapkan pelayanan listrik bagi pelanggan PLN di Sai Bumi Ruwa Jurai dapat berjalan lebi h ba i k , kata Genera l Manager PLN Wilayah Lampung Dyananto dalam kegiat an diskusi terarah dengan media di Hotel Novotel, Ba nda r La mpu ng , Sen i n (26-11). Pasokan daya listrik di Lam pu ng ber tam ba h se iring dioperasionalkannya dua pem ba ng k it l i s t r i k , yakni Pem bangkit Listrik Tenaga Pa nas Bumi (PLTP) Ulubelu de ngan daya 110 mw serta Pem bangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Se-
ba lang sebesar 42,5 mw. “PLTP Ulubelu sudah ada sertifikat layak operasi dan kini sudah mengaliri listrik sebesar 110 mw,” ujar dia. Dyananto mengatakan poten si energi listrik di Lampung terbilang sangat besar, d i a nta ra nya da r i m i n ihidro, gas, dan batu bara. Ia berha rap potensi yang ada tersebut se lanjutnya dapat tergali maksimal sehingga selanjutnya Lampung akan terus mengalami sur plus daya l i st r i k. “ K a m i juga akan melakukan percepatan operasi PLTU Sebalang sebesar 2 x 100 mw,” ujar dia. Terkait jum lah pelangga n l i s t r i k d i La mpu ng , Dyananto menjelaskan ada 1,3 juta pelanggan dengan tingkat rasio elektrifikasi sebesar 67%. Jumlah pelangga n ter sebut menga la m i peningkatan dibandingkan pada 2011 yang hanya 1,2 juta pelanggan. (YAR/E-1)
KOMODITAS
Harga Beras dan Terigu Bertahan Tinggi BANDAR LAMPUNG (Lampost): Harga beras dan tepung terigu di Bandar Lampung mengalami kenaikan sejak beberapa pekan lalu dan bertahan hingga kemarin. Kondisi tersebut dipengaruhi usainya musim panen gadu petani di sejumlah daerah. Harga beras asalan yang dijual di pasar tradisional mencapai Rp7.000—Rp7.500/ kg yang sebelumnya di kisaran Rp6.800/kg. Sementara harga beras kualitas dua dijual Rp8.000—Rp8.500/kg dan kualitas super mencapai Rp9.500/kg. Begitu juga dengan tepung terigu curah yang sebelumnya Rp7.500/kg kini dijual Rp8.200/kg. Menurut pedagang, kenaikan harga terigu sudah berlangsung sejak sepekan. “Kalau harga beras sudah beberapa minggu ini. Malah
mungkin bisa naik lagi, soalnya musim tanam rendeng menurut petani bergeser jadi panen juga agak lama,” ujar pedagang di Telukbetung. Kena i k a n ha r ga bera s asalan juga dikeluhkan pedagang nasi warteg di Pasar K a ng k u ng. “ Bel i nya k a n banyak, jadi naiknya juga terasa, sementara kami tidak menaikkan harga jual,” ujar Ayu, pedagang warteg. Berdasarkan pemantauan Lampung Post, kemarin (2611), harga beras super seperti merek Dua Koki dan Subur Jaya naik sekitar Rp5.000/kemasan 5 kg atau naik Rp1.000/ kg. Beras merek Dua Koki dijual Rp62 ribu/5 kg, SJ Rp65 ribu/5 kg, dan Rojolele dijual Rp67 ribu/kg. Bahkan, beras impor asal Thailand pun naik cukup signifikan, yakni Rp92 ribu/kg. (SAG/R-4)
10
I
LAMPUNG POST
Bisnis & Korporasi
KLIK
SELASA, 27 NOVEMBER 2012
TRANSPORTASI
Blue Bird bakal Masuk Lampung
2013, 7 Eleven Jadi Waralaba JAKARTA—PT Modern Putra Indonesia, selaku pengelola waralaba 7 Eleven, berencana mewaralabakan usahanya pada tahun depan dengan memperkuat jaringan training, informasi dan teknologi, serta logistik. “Pada 2013, perusahaan akan mewaralabakan gerai 7 Eleven agar usaha ini bisa terus berkembang dan bertumbuh. Selain itu, strategi penguatan jaringan menjadi fokus utama yang harus dilakukan,” kata Presiden Direktur PT Modern Putra Indonesia, Henri Honoris, di Jakarta, Senin (26-11). Dari 48 ribu gerai 7 Eleven di seluruh dunia, menurut Henri, sebanyak 47 gerai sudah diwaralabakan. “Ke depannya, bisnis 7 Eleven memang dirancang untuk bisa dikelola oleh orang lain. Saat ini, 7 Eleven memiliki 92 gerai di Jakarta. Mulai masuk Indonesia pada 2009, hingga saat ini 7 Eleven memiliki 57 outlet di Indonesia,” kata dia. Di Thailand, yang penduduknya sekitar 70 juta orang, kata Henri, 7 Eleven memiliki sekitar 7.000 gerai. “Penduduk Jakarta mencapai 24 juta orang dan perkembangan jumlah outlet di Thailand memerlukan waktu 25—35 tahun,” ujarnya. Sedangkan Direktur Pelaksana PT Modern Putra Indonesia, Lim Djwe Khian, menambahkan perkembangan 7 Eleven di dalam negeri berjalan secara cepat. Pasalnya, 7 Eleven yang ada di Indonesia menjadi bagian dari perkembangan 7 Eleven dunia. “Dengan perkembangan dan persiapan infrastruktur yang ada, kami optimistis perusahaan bisa siap menjadi pemenang dalam pembentukan pasar tunggal Asean pada 2015 mendatang,” kata dia. (ANT/E-1)
Rumah Pohon Kelapa Diminati RIAU—Warga Bagan Siapiapi, Kabupaten Rokanhilir, Riau, banyak meminati membangun rumah berbahan pohon kelapa karena relatif murah dan memberikan suasana sejuk. “Harganya di bawah Rp100 juta/unit dan penghuni nya tak perlu menggunakan AC, jadi go green juga,” ujar Zulnop Adha (35), pembuat rumah berbahan pohon kelapa di Bagan Siapiapi, Senin (26-11). Saat ini, menurut Zulnop, ada delapan unit yang dipesan perorangan dan hampir selesai. “Sedangkan yang memesan di suatu kawasan perumahan sebanyak 21 unit dengan harga Rp53 juta,” kata dia. Zulnop mengatakan bagi masyarakat Rokanhilir, membuat rumah selama ini memerlukan biaya besar. “Alam Rohil merupakan daerah rawa, jadi tidak seperti kawasan lainnya. Bisa dua hingga tiga kali lipat biaya yang diperlukan, sehingga dengan adanya rumah dari pohon kelapa ini menjadi salah satu solusi,” ujarnya. Rumah kelapa yang ditawarkan oleh Zulnop sesungguhnya rumah yang berdinding berbahan baku dari pohon kelapa. “Pohon kepala yang sudah berusia 50 tahun kami olah sehingga menjadi papan pengganti kayu yang selama ini digunakan,” kata dia. Untuk membuat satu unit rumah dengan ukuran 8 x 12 dengan dua kamar memerlukan enam ton papan dan beluti. “Satu ton hanya memerlukan tujuh hingga delapan pohon kelapa yang bisa menghasilkan 75 keping papan,” ujarnya. (ANT/E-1)
Jl. Gajah Mada 73 - 75 Bandar Lampung
ANTARA/WAHYU PUTRO A.
DILER PERTAMA MCLAREN. Regional Director McLaren Automotive Kawasan Asia Pasi k Ian Gorsuch (kiri), didampingi Managing Director McLaren Jakarta Indrajit Sardjono, saat memberikan keterangan kepada wartawan di Jakarta, Senin (26-11). Produsen mobil sport asal Inggris tersebut akan membuka diler pertamanya di Indonesia pada kuartal pertama 2013 dengan memasarkan model McLaren MP412C dan MP4-12C Spyder.
130 Rute Penerbangan Baru Dibuka JAKARTA (Lampost): Pemerintah sedang menyiapkan rute-rute penerbangan baru. Direktorat Jenderal Perhubungan Udara (Ditjen Hubud) Kementerian Perhubungan (Kemenhub) sedang mengkaji sekitar 130 rute tambahan untuk ditawarkan kepada maskapai penerbangan nasional. “Kami sudah menyusun rute-rute mana saja yang nant i nya kam i tawarkan kepada operator. Jumlahnya sekitar 130 rute. Dengan rute yang ada sekarang, nantinya total rute menjadi sekitar 200 rute,” kata Dirjen Perhubungan Udara Herry Bakti S. Gumay dikutip dari situs Kemenhub, Senin (26-11). Menurut Herry, ditawarkannya rute-rute tambahan tersebut karena pemerintah ingin membuka isolasi daerah-daerah yang selama ini belum terbuka seluruhnya. Disamping itu, untuk memudahkan wisatawan dalam dan luar negeri yang akan mengunjungi pariwisata di daerah tersebut. Rute -r ute penerbangan baru yang saat ini sedang disusun, selain berasal dari pemerintah juga merupakan usulan dari masing-masing maskapai, yang sebelumnya suda h mela k u k a n k ajia n sendiri terhadap destinasi yang akan diterbanginya. Nantinya rute-rute baru i n i a k a n d itawa rk a n ke -
pada maskapai penerbangan nasional. “Silakan mereka memilih rute-rute yang kita siapkan, tentunya setelah mereka melakukan kajian potensi pasar ya ng a k a n dilayani,” kata Herry. Ia menuturkan selama ini penerbangan dari Medan menuju Makassar harus transit di Jakarta, atau dari Batam untuk menuju Surabaya harus transit di Jakarta. Menurutnya, sa ngat memungkinkan operator maskapai melihat ada potensi pasar dari Medan langsung ke Makassar. Tak menutup kemungkinan nantinya satu rute diminati oleh beberapa maskapai. “Bisa saja satu rute yang dianggap potensial diminati beberapa maskapai. Si lakan saja sepanjang pangsa pasarnya dianggap feasible,” ujarnya. Rute-rute baru yang ditawarkan sebagian besar di daerah timur dan tidak ha rus melalui bandara-bandara yang selama ini sudah padat seperti Jakarta, Surabaya, dan Denpasar.
Penghapusan Pajak Sementara it u, asosiasi mas kapai penerbangan Indonesia (INACA) sebelumnya meminta Menteri Keuangan Agus Martowardjojo menghapuskan pajak berganda dalam industri penerbangan. Langkah ini bertujuan menyeragamkan aturan main maskapai penerbangan tingkat regional dan operator pesawat bisa bersaing dengan pihak asing. “Masalah pajak berganda, PPh Pasal 26 yang besar nya 20% terkait pajak sewa-menye wa. Ini memberatkan,” kata Ketua Umum Indonesia National Air Carriers Association (INACA) Emirsyah Satar, di Jakarta, beberapa waktu lalu. Menurutnya, pajak sewa pesawat dikenakan berlipat hingga menambah ongkos produ ksi. Maskapai yang biasanya menerapkan sistem sewa kepada lessor keberatan, padahal di negara lain aturan ini tidak berlaku. “Saat kita melakukan penyewaan pesawat, maka sewa total kita jadi tinggi, padahal lessor terima nett,” ujarnya. Hal ini pun sudah disampaikan INACA melalui forum resmi Kadin Indonesia bidang Perhubungan kepada Agus Marto dan disambut baik. “Sudah dikemukakan dan Menkeu sambut baik,” kata dia. (ANT/E-1)
KETENAGAKERJAAN
Perusahaan Wajib Asuransikan Karyawan JAKARTA (Lampost): Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Muhaimin Iskandar menerbitkan Peraturan Menakertrans No. 20/2012 tentang Perubahan atas Perat u ra n Mena ker t ra ns No. 12/2007 tentang Petunjuk Teknis Pendaftaran Kepesertaan, Pembayaran Iuran, Pembayaran Santunan, dan Pelayanan Jaminan Sosial Tenaga Kerja. Menurut Muhaimin, peraturan ini akan mendorong per usahaan u nt u k member i k a n ha k-ha k kepada pekerja termasuk menjamin asuransi Jamsostek. “Individu (pekerja, red) bekerja secara tidak langsung mendorong perusahaan supaya mengasuransikan. Ini konsekuensi logis dari keputusan MK (Mahkamah Konst itusi),” kata Muhaimin, di Jakarta, Senin (26-11).
Peraturan yang terbit hampir bersamaan dengan Permenakertrans soal outsourcing ini telah ditandatangani Menakertrans Muhaimin Iskandar pada Rabu, 14 November 2012, dan disahkan oleh Menteri Hukum dan Hak Azasi Manusia A mir Syamsudin pada Senin, 19 November 2012. Muhaimin menjelaskan dalam ketentuan peraturan baru, para pekerja/buruh le bi h b a ny a k me nd ap at man faat dar i prog ram jamin an sosial tenaga kerja (Jamsostek) yang diharapkan dapat meningkatkan perl i n du n ga n d a n kese ja hte r a a n b a g i p e ke r ja / buruh. “Tetapi pada prinsipnya keputusan MK itu mengakomodasi sistem administrasi individual yang harus diback up oleh perusahaan,” ujarnya. (ANT/E-1)
PADANG (Lampost): PT Blue Bird terus melebarkan sayap bisnis taksinya ke sejumlah daerah di Indone sia, termasuk ke Bandar Lampung. “Kami kian gencar melakukan ekspansi di bisnis transportasi ke berbagai daerah,” kata Kom isar is Blue Bird Group Bayu Priawan Djokosoetono, di Padang, Minggu (25-11). Blue Bird berencana pada 2013 mengembangkan bisnis ke kota-kota di Kalimantan Timur, Sulawesi Selatan, Jawa Tengah, serta Bandar Lampu ng. “Potensi yang paling besar untuk ekspansi bisnis transpor tasi pada tahun 2013 yakni di Kalimantan Timur,” ujar dia. Taksi Blue Bird, kata dia, sudah ada di Pekanbaru, Pa le m b a n g , Me d a n . S e mentara di Pulau Jawa, di antaranya Jakarta, Banten, Semarang, dan Surabaya. Di Pu lau Su lawesi yak ni Sulawesi Utara.
Dia mengatakan untuk ekspansi binis transportasi, Blue Bird berencana akan melakukan penambahan armada sebanyak 10 ribu unit taksi untuk tahun 2013. “Penambahan armada dilakukan manajemen untuk meremajakan armada taksi dan memperluas bisnis pada beberapa daerah di Indonesia.” Menurut Bayu, saat ini pihaknya sudah mengoperasikan sebanyak 24 ribu unit taksi di beberapa daerah. Untuk area Jabodetabek, d iperk i rakan sudah me nguasai sekitar 30% atau 15 ribu unit dari 50 ribu unit total armada taksi yang beroperasi. Selain menambah jumlah armada, kata Bayu, Blue Bird Gruop menambah enam pul di akhir tahun. “Total pool hingga tahun ini mencapai di atas 20 dan akan menambah 10 unit lagi pada tahun 2013,” ujar dia. (ANT/E-1)
LAMPUNG POST/SRI AGUSTINA
INVETASI BERJANGKA. PT Monex Investindo Cabang Bandung mengelar seminar investasi bursa perdagangan berjangka di Bandar Lampung, akhir pekan lalu. Seminar ini digelar karena Lampung memiliki potensial dalam trading online, terutama untuk produk agroindustri seperti sawit dan juga pertambangan emas.
PROPERTI
Keterlibatan Pemda dalam FLPP Lemah BANDAR LAMPUNG (Lampost): Minimnya serapan program fasilitas likuiditas pem biayaan per u mahan (FLPP) atau KPR bersubsidi bagi kalangan nonformal merupakan imbas dari lemahnya sinergi antara Pemerintah Pusat dan pemerintah daerah. Pengamat ekonomi yang juga akademisi Universitas La mpu ng , A sr ia n Hend i C ay a , me n i l a i pr o g r a m yang digulirkan Pemerintah Pusat ini realisasinya kurang melibatkan pemda. Akibatnya, banyak program yang diluncurkan tapi tidak tepat sasaran. “Keterlibatan pemda lemah,” kata Asrian, Senin (26-11). Menurut Asrian, pada era otonomi seperti sekarang ini seharusnya pemda dilibatkan maksimal karena lebih mengetahui berbagai problematika yang ada di daerahnya. Selama kebijakan penyaluran program FLPP hanya melibatkan unsur perbankan, diyakini program tersebut tidak akan tepat sasaran karena ada atauran-aturan dari perbankan yang kerap menjadi kendala bagi masyarakat berpenghasilan rendah (MBR), ter utama kalangan nonformal, untuk mendapatkan kesempatan menikmati KPR bersubsidi. “Jika melalui bank umum, akan sulit, karena prosed u r n y a h a r u s f or m a l ,” ujarnya.
Sebab itu, kata Asrian, jika memang ingin serius dan komitmen membantu kelompok masyarakat dari kalangan nonformal, harus ada satu terobosan, di antaranya berupa peraturan khusus yang dapat menjadi wadah untuk memberikan kemudahan bagi nonformal dalam menikmati program FLPP tersebut. Ia mencontohkan, di Bangladesh ada semacam bank desa atau dikenal de ngan s e but a n Gr a me e n B a n k yang sistem operasionalnya berbeda dengan bank konvensional pada umumnya. “Melalui pembentukan bank semacam ini lah mungkin program tersebut (FLPP) bisa dinikmati nonformal,” kata dia. Sekretaris DPD Asosiasi Perumahan dan Permukiman Selu r u h Indonesia (Apersi) Lampu ng Pend i Hasanuddin mengatakan realisasi FLPP akan sulit sepenuhnya tepat sasaran, atau menyentuh kalangan nonformal, selama regulasi masih diserahkan sepenuhnya kepada perbankan. Sebab itu, kata Pendi, agar kalangan nonformal bisa ikut merasakan program FLPP, hendaknya perlu keterlibatan pemda. Caranya, kata Pendi, yakni membentuk badan independen yang bisa menjadi wadah bagi kalangan nonformal untuk mendapatkan program FLPP. (YAR/E-1)
SELASA, 27 NOVEMBER 2012
Pariwara
LAMPUNG POST
I11
12
I
Opini
LAMPUNG POST
TAJUK
Guru Harus Berubah
Krisis BBM tanpa Ujung MASALAH bahan bakar minyak (BBM) di negeri ini terus terjadi. Setahun lalu, kelangkaan BBM jenis premium dan solar hampir terjadi di semua wilayah Sumatera. Di Lampung, antrean panjang kendaraan menjadi pemandangan sehari-hari. Pekan lalu, hal serupa terjadi lagi. Tetapi, khusus untuk BBM jenis solar. Truk, bus, dan kendaraan berbahan bakar solar mengantre di SPBU. Bahkan, banyak truk yang memilih memarkirkan kendaraannya di SPBU untuk menunggu pasokan solar. Padahal, solar jatah hari itu sudah habis dan baru akan dikirim keesokan harinya. Perjalanan penumpang menggunakan bus juga kelimpungan. Bus rute Medan—Jakarta, misalnya, jika biasanya cukup waktu tiga hari-tiga malam, kini harus sampai empat hari. Penyebabnya sama, bus memilih menunggu solar ketimbang mengambil risiko mogok di jalan. Belakangan diketahui, pihak Pertamina sengaja mengurangi pasokan karena jatah solar bersubsidi untuk tahun ini menjelang habis. Langkah itu masuk akal, tetapi tidak strategis untuk solusi masalah. Ini langkah yang tidak bisa dipertanggung jawabkan oleh suatu lembaga pemilik monopoli penyaluran BBM. Meskipun demikian, ada permakluman atas strategi pembatasan itu. Sebab, jika jatah habis belum sampai tahun anggaran, pelaksana juga akan kena getahnya. Solusi menaikkan harga BBM bersubsidi memang paling realistis untuk mengatasi hal itu. Namun, dosa lama pemerintah dan perusahaan yang mendapat monopoli pengelolaan BBM subsidi terus mengganjal. Kebijakan lama telah menjebak pemerintah canggung mengambil langkah lebih konkret. Fakta bahwa harga BBM subsidi terlalu jauh dengan harga nonsubsidi memang rawan penyelewengan. Disparitas harga ini telah melahirkan oknum-oknum memanfaatkan celah dengan kekuasaannya mengambil keuntungan. Berbagai solusi pembatasan dengan memilah mobil-mobil tertentu yang boleh membeli bensin bersubsidi juga tidak kunjung dicoba. Pemerintah menjadi peragu saat rencana kebijakannya dikomentari berbagai kalangan. Jika kebijakan soal BBM bersubsidi hanya dan selalu berakhir mengikuti reaksi atas tindakan sesaat, apa artinya rapat-rapat sampai berbusa-busa. Ini menunjukkan kebijakan sama sekali tidak memiliki kepekaan. Padahal, hanya dari satu desas-desus hasil rapat yang bocor ke masyarakat, di SPBU sudah terjadi crowded.
NUANSA Pemimpin yang Ogah Mendengar Whether I earned your vote or not, I have listened to you. –Barack Obama“Itulah Obama. Ia menang dalam Pemilihan Presiden Amerika Serikat karena ia mau mendengar,” kata Pithagiras. “Lu orang ini. Ngapaian ngomongin luar negeri segala. Masalah kita di Negarabatin aja enggak beres-beras,” sambar Mat Puhit enggak sabar. LAMPOST/HENDRIVAN “Na, inji, inji sebabnya kita enggak majuZulkarnain Zubairi maju,” ujar kata Minan Tunja sengit. “Ei, Wartawan Lampung Post apa salahnya kita, terutama pemimpin kita itu mau belajar dari Obama yang pernah tinggal di kawasan Menteng, Jakarta, itu. Bukankah dulu dia juga belajar dari Indonesia,” kata Pithagiras lagi. “Hui, apa hubungannya dengan kita?” Radin Mak Iwoh angkat bicara. “Jelaslah. Kekisruhan, kerusuhan, bentrok antarwarga— bahkan sampai memakan korban jiwa—terjadi karena kita tidak mau mendengar. Lebih parahnya adalah pemimpin kita. Pemimpin kita ogah mendengar orang lain. Suka sehaga-hagani. Merasa benar sendiri. Mentang-mentang sudah terpilih...” lapor Udien. “Itu kan bukan satu-satunya faktor,” Mat Puhit ngeyel. “Ya, benar. Tapi kepemimpinan adalah hal terpenting dalam menjamin kelangsungan jalannya sebuah negara, sebuah daerah, sebuah organisasi. Kalau pemimpinnya suka ngaco, kacaulah negara, daerah, atau organisasi itu.” “Akibat pemimpin tidak mau mendengar, yang berkembang adalah sikap tidak puas, rasa curiga, bahkan rasa benci satu dengan yang lain, yang bisa berkembang menjadi bom waktu yang berpotensi merusak semua sendi, semua segi kehidupan.” “Pemimpin wajib memiliki kepedulian, perhatian, komitmen, empati, intuisi, dan menghormati semua keadaan bawahan dan rakyat agar bisa berkomunikasi secara bijak melalui proses mendengar dan proses memberi jawaban.” “Ai, kita ini terlalu banyak mengkritik atau berkeluh kesah. Tapi, saya khawatir pemimpin kita enggak pernah mendengar, enggak pernah membaca,” celetuk Mamak Kenut. Cilaka betul kalau begitu!
PAK DE
PAK HO
Kecamatan Cukuhbalak terisolasi akibat longsor.
SELASA, 27 NOVEMBER 2012
Kenapa alam tak lagi ramah ya, Pak Ho?
Dwi Rohmadi Mustofa Alumnus Magister Teknologi Pendidikan FKIP Unila
S
UATU kenyataan bahwa setiap organisasi senantiasa menuntut perubahan. Sebab, organisasi yang tidak berubah akan ditinggalkan oleh khalayaknya dan lambat laun akan mati. Demikian halnya sekolah sebagai organisasi belajar atau institusi pendidikan. Sekolah harus melakukan berbagai perubahan ke arah yang lebih maju, menyesuaikan dengan tuntutan kebutuhan, dan selalu memiliki berorientasi ke masa depan. Guru merupakan salah satu subjek penentu dalam pendidikan di sekolah. Segala harapan dan tujuan pendidikan sebagian besar ditumpukan pada guru. Oleh karena itu, perubahan di organisasi sekolah, atau secara luas perubahan pendidikan, mau tidak mau harus melibatkan peran aktif guru. Dewasa ini perhatian terhadap profesi guru sudah semakin membaik. Adanya pengakuan dan perhatian terhadap profesi guru berlanjut dengan berbagai regulasi yang melindungi dan menjamin kelancaran tugas-tugas profesional guru. Dampaknya, minat generasi muda untuk menekuni profesi guru meningkat. Indikasi yang paling nyata adalah animo calon mahasiswa memasuki fakultas keguruan yang semakin tinggi. Berbagai perguruan tinggi pun seakan berlomba menyelenggarakan program studi keguruan dan ilmu pendidikan. Konfleksitas Masalah Di era reformasi dan kemajuan teknologi informasi, masyarakat memiliki tuntutan terhadap kualitas output pendidikan yang juga semakin tinggi. Di sisi lain, masyarakat juga dengan mudah menyederhanakan persoalan
pendidikan. Adanya kasus perkelahian pelajar, guru atau sekolah dipersalahkan. Maraknya perilaku korupsi, berbagai aksi kejahatan, penyimpangan perilaku sosial, dan sebagainya seakan-akan dengan ringan menimpakan beban permasalahan pada pendidikan. Pendidikan dianggap telah gagal membina mental dan moral generasi muda. Tudingan semacam itu terasa amat menyederhanakan persoalan. Jangan lupa bahwa pendidikan adalah tanggung jawab s e mu a pi h a k , pemerintah dan masyarakat. Benar bahwa guru memiliki tanggung jawab yang besar karena tugas dan profesinya. Tetapi yang sering dilupakan, bahwa mendidikan anak di sekolah juga memerlukan perhatian, kerja sama, dan partisipasi dari orang tua. Kompleksitas persoalan pendidikan terkait dengan siswa semakin jelas jika dilihat durasi waktu keberadaan siswa di sekolah lebih sedikit dibandingkan dengan durasi waktu siswa berada di rumah atau di lingkungan. Tidak semua lingkungan di luar sekolah memberi iklim pendidikan yang positif dan terarah. Sebenarnya problem pendidikan dapat dilihat seperti mata rantai yang melingkar. Input, proses, output, sumber daya pendidikan, dan subsistem lain di luar pendidikan saling memengaruhi. Pendidikan yang hakikatnya adalah membangun manusia seutuhnya membutuhkan sinergi kerja sama berbagai pihak dan integrasi program.
Memperbaiki pendidikan harus dimulai dari guru. Persoalannya, jumlah guru sedemikian banyaknya, seiring dengan jumlah anak-anak usia sekolah dan tingkat partisipasi pendidikan yang semakin tinggi, sehingga program peningkatan kualitas guru (kompetensi) tidak mungkin berlangsung cepat dan mampu menjangkau seluruh guru. Selain itu, juga niscaya ada alasan klasik untuk meningkatkan kualitas pendidikan melalui peningkatan kualitas guru, yaitu keterbatasan anggaran pendidikan. Dari sisi internal, guru itu sendiri harus melakukan berbagai perubahan. Menjadi guru ha rus dilandasi semangat pengabdian kepada kemanusiaan. Menjadi guru merupakan panggilan jiwa DP. RAHARJO untuk mendedikasikan diri kepada kemajuan harkat dan martabat kemanusiaan, membangun kebudayaan dan peradaban. Salah satu bentuk sikap terbuka dan responsif terhadap perubahan dapat diwujudkan melalui penggalian informasi, pengetahuan, memperkaya bahan bacaan, dan mengikuti berbagai kegiatan ilmiah dan akademik. Profesionalisme Guru Jika itu sudah dilakukan, menjalani profesi guru akan terasa ringan, indah, dan menyenangkan. Mendidik dan mengasuh siswa dengan antusias dan penuh kasih sayang. Guru yang demikian akan mampu melaksanakan pembelajaran secara menyenangkan, inovatif, dan mampu memacu kreativitas siswa.
Setiap paradigma baru pendidikan dan kebijakan pendidikan guru akan siap dengan perangkat kemampuan yang sudah terinternalisasi dalam diri. Penyediaan guru yang berkompetensi, dan memenuhi berbagai kualifikasi sebagai pendidik, tidak hanya dari aspek jumlah, tetapi masalah kualitas dan pembinaan profesi juga harus menjadi fokus perhatian. Tingginya animo masyarakat terjun ke profesi guru yang diindikasikan dengan membeludaknya calon mahasiswa di fakultas keguruan dan ilmu pendidikan harus dibarengi dengan perangkat aturan dan mekanisme seleksi, pembinaan, dan program pengembangan yang jelas. Perbaikan kualitas pendidikan tidak akan berhasil jika tidak sejalan dengan arah program peningkatan kualitas guru. Sebagai profesi, guru mensyaratkan berbagai kompetensi yang diperoleh melalui pendidikan di lembaga pendidikan tenaga kependidikan dan pemberian pengalaman yang signifikan serta interaksi dengan kalangan ahli di bidangnya. Jadi, lembaga pendidikan tenaga kependidikan juga semestinya memiliki standar dan melaksanakannya sepenuh hati. Jangan sampai mengejar jumlah lulusan mengesampingkan kualitas proses pembelajaran mendidik calon guru. Sebagaimana amanah undangundang, pemerintah memiliki tanggung jawab yang besar di bidang pendidikan. Pemerintah harus menjadikan pendidikan sebagai program prioritas yang terimplementasi secara efektif dan efisien. Pelaksanaan tugas pemerintah di bidang pendidikan itu perlu pula dorongan dan pengawasan dari parlemen maupun dari elemen masyarakat. Selamat Hari Guru 25 November 2012.
Mental Memanjakan Guru Paulus Mujiran Ketua Pelaksana Yayasan Keseja hteraa n Kelua rga Soegijapranata Semarang
M
emanjakan guru merupakan langkah kurang bijak dalam pendidikan. Belum pernah terjadi sebelumnya kondisi guru begitu memprihatinkan seperti sekarang ini. Kondisi ketika guru t idak lag i meng utamakan pengabdian dalam mencerdaskan peserta didik. Kena i k a n gaji g u r u terutama PNS yang dilakukan pemerintah setiap tahun berikut tunjangan dan fasilitas yang diberikan telah mengubah mental guru dari pendidik menjadi pencari uang. Ji ka d i masa lalu menjad i guru adalah panggilan jiwa, kini telah menjelma menjadi budak yang menghamba pada uang. Bedanya sangat kentara antara pengabdian dan budak. Pengabdian terbentuk k a rena jiwa ha m ba ya ng rendah hati dan santun. Ketika mendidik ditempatkan sebagai pengabd ian, g ur u menjalani hidupnya dari ke hari bersama peserta didik karena terdapat tangg ung jawab moral mencerdaskan
anak-anak bangsa. Gaji kecil ba h kan t ida k per nah me nerima gaji sekalipun tidak mengeluh karena di dalamnya terem ba n m i si h idup yang diabdikan kepada kebahagiaan orang lain. Guru yang demikian hatinya ba ng ga menya k si k a n anak didiknya berkembang menjadi orang yang berhasil. Sebagai pengabdi yang ada dalam benak adalah berkorban. Bahwa sikap itu perlu terusmenerus ditumbuhkan agar orang lain merasakan dampak dari sikap ugahari. Bagi guru demikian, mendidik bukan hanya buah pekerjaan, melainkan buah doa. Pergulatan bersama peserta didik yang disayanginya membuat uang bukan segalagalanya. Berjalan kaki, bermotor butut, pakaian yang kumal bahkan penampilan yang tidak modis pun dilakukan demi mendidik generasi muda bangsa. K e n a i k a n gaji PNS d a n beraga m t u nja n ga n ya n g diberikan kepada guru memang dengan cepat mengubah kesejahteraan guru. Namun, yang segera terasa dan dikeluhkan tidak ada perubahan pem belajaran d i kelas se telah guru diberikan sekian banyak fasi l itas. Beragam
PARTISIPASI OPINI
fasilitas itu berhasil memperbudak guru dalam tempo yang se singkat-singkatnya. K ita bisa membandingkan ketika guru dinyatakan lulus sertifikasi dengan portofolio dan online yang bar u saja dilaksanakan. Tunjangan sertifikasi tidak sesuai dengan janji awal. Janji awal guru akan mendidik secara sungguh-sungguh kalau kesejahteraan diperbaiki. Menanggalkan pekerjaan sambilan sebagai tukang ojek, buruh tani, pedagang buku, ngobyek les, dan menjadi pendidi k profesional. Begitu mendapat tunjangan profesi profesionalitas guru tetap tidak berubah. Kual itas belajar-mengajar tidak juga menjelma semakin ramah anak. Yang memiriskan demi mempertahankan mengucurnya tunjangan profesi apa pun cara dilakukan. Agar semua guru memperoleh kesempatan mengajar 24 jam per minggu, kelas pun dipecah-pecah menjadi lebih kecil. Dengan lebih banyak kelas, kesempatan mengajar di banyak jam lebih tersedia. Yang penting tidak menyalahi aturan dari Dinas Pendidikan. Maka, kelas pun disulap menjadi ajang guru mengejar dan mempertahankan tunjangan.
Ber t a hu n- t a hu n s i l a m pa ra pend i r i pend id i k a n telah menancapkan sendisend i pent i ng pend id i kan b e r up a me n ge de p a n k a n nya sikap prihatin, merasa diri kekurangan, dan hidup sederhana dalam mendidik. J.B. Ma ng u nw ijaya (1999) sendi utama pembelajaran adalah sikap mati raga. Ajaran itu tidak keliru. Seorang guru yang bermental sederha na, mau mat i raga da n prihatin mampu menunjukkan empati kepada peserta didik ter utama mereka yang kekurangan dan berlatar belakang keluarga miskin. Mereka pun akan merasakan betapa menderitanya sebagai orang misk in nan kekurangan. Namun, ketika dunia pendidikan telah mengubah mental guru menjadi budak uang, segalanya dapat berubah. Guru dapat menjadi lapar dan dahaga oleh uang. Rusaklah jiwa pengabdian yang ditanamkan bertahuntahun melalui berbagai macam pelatihan dan pembinaan. Orang mau menjadi guru bukan karena menjadi sosok yang disegani karena memberi contoh hidup yang baik, tetapi karena menjadi guru profesi yang menggiurkan dan mudah mendapatkan uang.
Apa yang diperoleh peserta didik ketika berhadapan dengan guru yang bermental rakus semacam ini? Peserta didik menjadi korban pertama. Guru memandang peserta didik sebagai objek yang memper tebal pundi-pundi atau tidak. Akhirnya, peserta didik hanyalah monster yang tidak berharga. Di jenjang pendidikan dasar yang gratis guru bisa memperlakukan peserta didik secara semenamena. Guru segera kehilangan kreativitas dalam proses belaja r-mengaja r. Kesempatan mendapat uang lebih besa r menyeba bk a n pa ra guru bermental proyek untuk memperkaya diri. Negara har us menghenti kan praktek g uru budak seperti sekarang ini. Negara t id a k b ole h me m bi a rk a n kead aa n ter u s berl a njut . Apalagi atas nama kebijakan d iter jemah kan secara be ragam di lapangan. Kondisi menyedihkan ini harus dihentikan sebelum pendidikan jatuh ke tangan budak yang juga hanya membentuk mental budak-budak baru. Bahaya, ketika di kelas seorang guru lebih banyak bercerita tentang kekayaan dan uang setelah kenai kan gaji dan tunjangan sertifikasi.
Lampung Post menerima opini orisinal dan tidak dikirim ke media lain, tak lebih dari 5.000 karakter. Kirim via e-mail ke redaksi@lampungpost. co.id atau redaksilampost@yahoo.com. Kami mengutamakan tulisan yang mengkaji fenomena aktual di lingkungan masyarakat Lampung.
Member of Media Group
FERIAL
POJOK Karena ada kelangkaan, pembatasan BBM subsidi dicabut. Ini namanya kebijakan cucuk-cabut.
Menkumham diduga memalsukan SK PPRN. Wah, menteri hukum bisa dijerat hukum.
Pemimpin Umum: Bambang Eka Wijaya. Wakil Pemimpin Umum: Djadjat Sudradjat. Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab: Gaudensius Suhardi. Wakil Pemimpin Redaksi: Iskandar Zulkarnain, Heri Wardoyo (Non Aktif). Pemimpin Perusahaan: Prianto A. Suryono. Kepala Divisi Percetakan: Kresna Murti. Dewan Redaksi Media Group: Saur M. Hutabarat (Ketua), Bambang Eka Wijaya, Djadjat Sudradjat, Djafar H. Assegaff, Laurens Tato, Lestari Moerdijat, Rahni Lowhur Schad, Suryopratomo, Toeti Adhitama, Usman Kansong. Redaktur Pelaksana: Iskak Susanto. Sekretaris Redaksi: M. Natsir. Redaktur: Alhuda Muhajirin, Amiruddin Sormin, D. Widodo, Heru Zulkarnain, Hesma Eryani, Sri Agustina, Sudarmono, Trihadi Joko, Umar Bakti, Wiwik Hastuti, Zulkarnain Zubairi. Asisten Redaktur: Adian Saputra, Aris Susanto, Isnovan Djamaludin, Kristianto, Lukman Hakim, Muharam Chandra Lugina, Musta’an, Nova Lidarni,
Rinda Mulyani, Sri Wahyuni, Syaifulloh. Liputan Bandar Lampung: Agus Hermanto, Hendrivan Gumay, Iyar Jarkasih, Rizki Elinda Sary, Sony Elwina Asrap, Vera Aglisa, Zainuddin. Biro Wilayah Utara (Lampung Utara, Way Kanan, Lampung Barat): Mat Saleh (Kabiro), Aripsah, Buchairi Aidi, Eliyah, Hari Supriyono, Hendri Rosadi, Yoel Lukasim, Yudhi Hardiyanto. Biro Wilayah Tengah (Lampung Tengah, Metro, Lampung Timur): Chairuddin (Kabiro), Agus Chandra, Agus Susanto, Andika Suhendra, Djoni Hartawan Jaya, Ikhwanuddin, M. Lutfi, M. Wahyuning Pamungkas, Sudirman, Suprayogi. Biro Wilayah Timur (Tulangbawang, Mesuji, Tulangbawang Barat): Juan Santoso Situmeang (Kabiro), Merwan, M. Guntur Taruna, Rian Pranata. Biro Wilayah Barat (Tanggamus, Pringsewu, Pesawaran): Sudiono (Kabiro), Abu Umarly, Erlian, Meza Swastika, Mif Sulaiman, Sayuti, Widodo. Biro Wilayah Selatan (Lampung Selatan): Herwansyah (Kabiro), Aan Kridolaksono, Juwantoro, Usdiman Genti. Desain Grafis: DP. Raharjo.
Penerbit: PT Masa Kini Mandiri. SIUPP: SK Menpen RI No.150/Menpen/SIUPP/A.7/1986 15 April 1986. Senior Account Manager Jakarta: Pinta R Damanik. Senior Account Manager Lampung: Syarifudin, Account Manager: Edy Haryanto. Manajer Sirkulasi: Indra Sutaryoto. Manajer Keuangan & Akunting: Rosmawati Harahap. Harga: Eceran per eksemplar Rp3.000 Langganan per bulan Rp75.000 (luar kota + ongkos kirim). Alamat Redaksi dan Pemasaran: Jl. Soekarno Hatta No.108, Rajabasa, Bandar Lampung, Telp: (0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi). Faks: (0721) 783578 (redaksi), 783598 (usaha). http://www.lampungpost.com e-mail: redaksi@lampungpost.co.id redaksilampost@yahoo.com. Kantor Pembantu Sirkulasi dan Iklan: Gedung PWI Jl. A.Yani No.7 Bandar Lampung, Telp: (0721) 255149, 264074.
Jakarta: Gedung Media Indonesia, Kompleks Delta Kedoya, Jl. Pilar Raya Kav. A-D, Kedoya Selatan, Kebon Jeruk, Jakarta Barat. Telp: (021) 5812088 (hunting), 5812107, Faks: (021) 5812113. Kalianda: Jl. Soekarno-Hatta No. 31, Kalianda Telp/Fax: (0727) 323130. Pringsewu: Jl. Ki Hajar Dewantara No.1093, Telp/Fax: (0729) 22900. Kotaagung: Jl. Ir. H. Juanda, Telp/Fax: (0722) 21708. Metro: Jl. Imam Bonjol No.1, Telp/Fax: (0725) 47275. Menggala: Jl. Gunung Sakti No.271 Telp/Fax: (0726) 21305. Kotabumi: Jl. Pemasyarakatan Telp/Fax: (0724) 26290. Liwa: Jl. Raden Intan No. 69. Telp/Fax: (0728) 21281. Percetakan: PT Masa Kini Mandiri, Jl. Soekarno Hatta No. 108, Rajabasa, Bandar Lampung Isi di Luar Tanggung Jawab Percetakan. DALAM MELAKSANAKAN TUGAS JURNALISTIK, WARTAWAN LAMPUNG POST DILENGKAPI KARTU PERS DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA ATAU MEMINTA IMBALAN DENGAN ALASAN APA PUN.
Interaktif
SELASA, 27 NOVEMBER 2012
RUANG PUBLIK
LAMPUNG POST
Kirimkan keluhan dan komentar Anda tentang pelayanan publik ke e-mail: redaksi@lampungpost.co.id, redaksilampost@yahoo.com, short message service (SMS) 0815-405-9000, www.facebook.com/lampungpost.interaktif
Impor Mengancam Kemandirian Pangan Ekonomi Tumbuh, Kemiskinan Tambah Membayang
BERKACA dari pertumbuhan ekonomi nasional yang terus menunjukkan geliatnya. Posisi Indonesia di kancah dunia internasional makin diakui, terutama dari sisi pertumbuhan ekonomi yang berhasil dicapai. Walaupun pertumbuhan ekonomi itu tidak sesuai target yang ditetapkan, yaitu turun dari 6,5% menjadi 6,17% di triwulan ketiga, tetapi penurunan tersebut masih di bawah batas wajar. Kenapa tur un, itu tidak lepas karena Indonesia masi h dibayang-bayangi oleh situasi dan kondisi global yang tidak menentu. Efek dari krisis global tersebut tidak begitu berpengaruh terhadap perekonomian kita. Prestasi gemilang dari pemerintah ini telah membawa imbasnya, salah satunya saat Kepala Negara Indonesia Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menghadiri KTT ASEAN ke-21 di kamboja, beberapa waktu lalu. Indonesia dipercayakan untuk memimpin juru runding Regional Comprehensif Economic Partnership (RCEP) mewakili ASEAN, untuk melakukan negosiasi integrasi perekonomian ASEAN dengan perekonomian Asia Timur, dengan total nilai perekonomian sebesar 10 triliun dolar AS sampai 15 triliun dolar AS dengan penduduk sekitar 3,5 miliar—4 miliar jiwa. Dengan kinerja apik ekonomi nasional dan pengakuan dunia akan perekonomian kita, menyebabkan kita percaya diri di kancah dunia internasional, seperti dalam pidatonya, SBY mengatakan tiga hal penting terkait kerja sama kawasan di ASEAN. Pertama, menekankan kembali sentralitas ASEAN sesuai dari hasil Bali Concord III. ASEAN akan memasuki fase baru terhadap peningkatan hubungan dengan komunitas global. Kedua, memanfaatkan sisa tahun 2015 untuk mencapai komunitas ASEAN 2015. Kemudian, yang terakhir adalah peningkatan ketahanan bersama terhadap external shock, seperti krisis keuangan global, kejahatan lintas negara, bencana alam, serta terorisme. Alhasil, sekarang perekonomian Indonesia menjadi salah satu ekonomi yang kuat di kancah internasional, tidak goyah terhadap krisis global yang ada. Meskipun harus diakui bahwa pertumbuhan ekonomi Indonesia tertinggi ke dua setelah China di dunia, tetapi tetap saja momok kemiskinan tetap membayang. Pengakuan dunia internasional terhadap pertumbuhan ekonomi Indonesia menggembirakan. Namun, di dalam negeri, permasalahan ekonomi tetap harus dituntaskan, baik itu masalah kemiskinan, pengangguran, maupun kesenjangan sosial ekonomi yang justru menguntit pertumbuhan ekonomi yang tinggi itu.
KELANGKAAN produk tempe dan tahu, beberapa waktu lalu, akibat meroketnya harga kedelai seolah menyadarkan kita bahwa posisi bangsa Indonesia sebenarnya berada di mana. Dulu, di era Orde Baru, kita hafal betul dengan posisi negara kita sebagai negara agraris. Hasil pertanian melimpah, petani sejahtera, dan industri pertanian adalah bisnis yang menjanjikan. Tidak ada istilah kita kekurangan beras. Target pemerintah saat itu, seperti swasembada untuk pangan, terealisasi. Namun, saat ini kita menyadari posisi kita. Kita bukan lagi negara agraris yang subur makmur dengan hasil bumi melimpah. Berbagai kebutuhan pokok masyarakat kini hampir semuanya dipenuhi dari impor. Pemerintah memberikan keleluasaan importir dengan membebaskan bea masuk beberapa produk. Seolah terjadi apa yang diungkapkan beberapa kalangan, bahwa kita telah menganut faham ekonomi neoliberal. Bahwa, bea masuk hasus hilang. Jadilah, negara kita ini tempat persinggahan produk impor. Petani kita kini tidak lagi produktif. Dulu buah-buahan lokal merajai pasar, kini buah buahan dari luar, terutama asal China-lah, yang menjadi primadona. Dengan penampilan jauh lebih baik dan harga lebih murah membuat petani buah kita pun gigit jari. Bisa dibilang, yang namanya jeruk Pontianak atau jeruk Medan, kalah pamor jika dibandingkan dengan jeruk Mandarin. Apel Malang tidak dilirik, kalah pamor dengan apel California atau apel China yang warnanya sungguh indah dipandang. Durian Bangkok pun jauh lebih disenangi daripada durian lokal. Masalah pangan kita makin semrawut karena dengan bebasnya para spekulan yang dengan leluasa bisa mempermainkan harga sesuka hati. Dari tahun ke tahun, mereka bisa membuat barang langka, harga meroket dan pemerintah tidak bisa berbuat apa apa. Ujung-ujungnya, pemerintah pun membebaskan bea masuk barang yang langka, agar rakyat tidak menjerit dan pemerintah tidak terus-menerus dihujat. Padahal, tentu itu keputusan instan. Kita makin jauh dari negara yang bisa mandiri pangan. Pembebasan bea masuk impor kedelai, baru-baru ini, konon hanya menguntungkan kartel dan petani luar negeri. Pemerintah pun kehilangan potensi pendapatan hingga Rp400 miliar. APBN jebol dan kita makin bergantung pada impor. Saya tidak tahu apa jadinya negara ini ke depannya. Kelak, tidak ada lagi yang mau bertani, bertanam, dan kita hanya mengandalkan hasil pangan dari luar. Saat posisinya sudah seperti itu, bukan tidak mungkin, para importir mempermainkan dengan harga yang tinggi. Saat itu, habislah kita. Goodbye Indonesia mandiri pangan!
Hartini Sulastri Gedongmeneng, Bandar Lampung
Suryadi Kemiling, Bandar Lampung
SURAT PEMBACA
I13
SMS
Selektiah Bayar Zakat melalui Badan Amil
Hati-hati dan selektif membayar zakat, infak, dan sedekah melalui badan lembaga sosial yang dikelola amil. Kebanyakan tidak amanah, senang menerima pelit menyalurkan, bahkan ada yang dipinjambungakan. 08999991665
Mana Dokter Puskesmas Simpangagung?
nal oleh masyarakat, sebaiknya lokasi kantor camat Kedamaian ditempatkan di sekitar dekat Kramat Balau. Mudahmudahan orang yang ada perhat ian dengan peninggalan sejarah ini akan mendapatkan berkahnya. 082374859118
Indonesia Kutuk Israel Apa itu arti mengutuk, dikutuk jadi apa tuh, mbok ya dengan tindakan lebih nyata. Misal boikot produk Israel dan AS. Mereka bantai muslim kok kita cuma mengutuk. Sego Grg, Lamtim. 082179759598
Yth. Bapak Bupati Lampung Tengah. Mohon maaf sebelumnya, mohon Bapak dapat memberikan teguran/kebijakan pada kar yawan /pegawai Puskesmas Simpangagung. Jam kerja itu jam berapa, kami sebagai masyarakat berobat pukul 08.00 belum ada dokternya. Terima kasih. Jos. 085379621951
Tindak Begal di Way Semaka
Keberatan dengan Dana Pembangunan SMPN 3 Ketapang
Tertibkan Preman di Jalintim
Yth. Bapak Bupati Lamsel. Kami para wali murid golongan orang-orang miskin terasa berat dengan tarikan pembangunan di SMPN 3 Ketapang. Tahun kemarin sudah menarik bangunan, sekarang tarik lagi. Malah katanya yang tidak bayar terancam tidak bisa ikut ulangan semester. Tolong kami Pak, kami rata-rata kaum buruh dengan upah kecil diutamakan beli beras. Kami sangat butuh para pimpinan yang sedikit tahu keadaan kami semua. 082378577192
Imbauan untuk MPAL Yth. Bapak/Ibu Pimpinan Daerah Ketua MPAL. Kami mengimbau agar Kramat Balau yang ada makna sejarah dapat dike-
Yt h. Bapak Kapolda dan jajarannya, mohon ditindak aksi begal di Kecamatan Way Semaka sampai Simpang Suoh. Mohon ditindak, ini sudah meresahkan pengguna jalan. Terima kasih 081928124988
Pak Kapolda, tolong tertibkan preman di jalur lintas timur daerah Sukadana. Di jalan yang rusak mereka memeras dan mengancam keselamatan pengemudi, khususnya truk lintas. 081319347886
Bangun Jembatan Penyeberangan di Depan UBL Pak Gubernur Lampung dan Wali Kota Bandar Lampung, kami warga Labuhanratu mohon di jalan Z.A. Pagaralam depan UBL (depan kompleks Perguruan Muhammadiyah) dibangun jembatan penyeberangan, mengingat di lokasi padat kendaraan dan banyak siswa sekolah yang menyeberang. 081279056065
14
I
LAMPUNG POST
Pariwara
SELASA, 27 NOVEMBER 2012
Jl. Way Sekampung No. 36 Pahoman - Bandar Lampung Phone : 081274593009/082178459555
Pin BB : 26EB6730/28379148
Humaniora
SELASA, 27 NOVEMBER 2012
LAMPUNG POST
I15
LINTAS
KREATIVITAS
Hanya Dua Pusat Riset Unggulan
SMPN 22 Populerkan Seni Budaya Lokal
JAKARTA—Kementerian Riset dan Teknologi memilih delapan lembaga penelitian dan pengembangan (litbang) untuk menjadi pusat unggulan ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek). Delapan lembaga litbang itu di antaranya Pusat Unggulan Iptek Kopi dan Kakao Jember, Jatim, Pusat Iptek Karet Bogor, Pusat Penelitian Biofarmaka IPB, Konsorsium Lembaga Riset Pariwisata Bali, Konsorsium Lembaga Riset Rumput Laut Sulawesi Selatan, dan Konsorsium Lembaga Riset Sagu Papua. Namun, dari delapam pusat riset ini, baru dua lembaga yang sudah memenuhi syarat sebagai pusat unggulan iptek, yakni Pusat Penelitian Kopi dan Kakao Indonesia di Jember dan Pusat Penelitian Penyakit Tropis Universitas Airlangga Surabaya. Menteri Riset dan Teknologi Gusti Muhammad Hatta di Surabaya, Senin (26-11), menjelaskan setiap daerah akan didirikan pusat unggulan iptek untuk mendongkrak perekonomian Indonesia berbasis riset dan keunggulan daerah. “Targetnya ada 12 pusat unggulan,” kata dia. (MI/S-2)
Kemenhut Gandeng Swasta JAKARTA—Anggaran pemerintah untuk melindungi satwa liar sangat minim. Menteri Kehutanan Zulkifli Hasan pun menyerukan pentingnya swasta terlibat dalam pengelolaan kawasan konservasi. Zulkifli menyebut luasan kawasan konservasi 27 juta hektare termasuk di dalamnya 50 taman nasional yang hanya mendapat alokasi anggaran 2,3 dolar AS/hektare/tahun. Zulkifli membandingkan alokasi anggaran Thailand sebesar 20 dolar AS/hektare/tahun dan Amerika Serikat 76,12 dolar AS/hektare/tahun. “Jadi memang tidak cukup, tidak mungkin semuanya jadi tanggung jawab APBN, subsidi listrik paling besar Rp300 triliun, belum yang lain-lain, untuk konservasi hanya kebagian Rp1.000/hektare/hari,” kata Zulkifli, usai menyaksikan MoU Dirjen PHKA dan PT Matahari Kahuripan Indonesia (Makin Grup), Senin (26-11), di ruang rapat utama kantor Kementerian Kehutanan, Jakarta. Zulkifli mengatakan peran swasta menjadi solusi alternatif pengelolaan kawasan konservasi dan keanekaragaman hayati, termasuk pengelolaan satwa langka. Terlibatnya PT Makin, kata Zulkifli, membantu pemerintah dalam konservasi dan keanekaragaman hayati di Indonesia. (MI/S-2)
ANTARA/OKY LUKMANSYAH
PAWAI ‘ANCAK’. Sejumlah anak naik burouq saat pawai ancak (sesajen) di Pelabuhan Tegal, Jateng, Senin (26-11).
SOSIAL
Siswa JSIT Peduli Palestina BANDAR LAMPUNG (Lampost): Penderitaan warga musl i m Palest i na ak i bat serangan Isreal mengguga h si mpat i masyara kat dunia, termasuk pelajar di Lampung. Para siswa dan warga Jaringan Sekolah Islam Terpadu (JSIT) Wilayah Lampung menggelar aksi kepedulian terhadap muslim Palestina bertajuk Jaringan Sekolah Islam Terpadu Peduli Palestina, Sabtu (24-11). Kegiatan ini dihadiri perwakilan sekolah Islam terpadu se-Bandar Lampung, di antaranya TKIT Qurrata Ayun, SDIT Permata Bunda 1, Permata Bunda II dan Permata Bunda III, SMPIT Daarul Ilmi, SMPIT Fitrah Insani, SMPIT, Ar-Raihan, SMPIT Miftahul Jannah. Aksi kepedulian yang digelar di SDIT Permata Bunda 1 yang dipandu oleh Kepala SD Islam Terpadu Permata Bunda 3, Barmalisi, itu diisi dengan pemutaran film tentang penderitaan warga muslim Palestina akibat kekejaman agresi Israel. Pembacaan puisi tentang Palestina yang sangat menggugah hati yang dibawakan salah satu perwakilan siswa sekolah Islam terpadu. Kegiatan ini ditutup dengan pembacaan doa yang d iimami Ustaz Zulkarnain. Keg iatan i ni terangkai da lam penggalangan dana yang dilakukan serentak di bawah koordinasi JSIT
Indonesia yang disambut baik oleh para donatur yang terd i r i dar i warga seko lah dan masyarakat yang peduli pada Palestina. Dari penggalangan dana tersebut, terkumpul Rp60 juta. Sumbangan peduli Palestina ini secara simbolik diserahkan perwakilan OSIS SMPIT kepada Ketua JSIT Wilayah Lampung Askari Kholil. Askari mengatakan kepedulian sesama muslim ini perlu dipupuk, apalagi korba n y a n g mender it a paling banyak adalah anakanak usia sekolah. Penggalangan dana ini, lanjut dia, untuk mewujudkan solidaritas terhadap warga muslim di Palestina. “Apa yang diberikan oleh warga sekolah dan masyarakat ini sebagai wujud perpaduan nilai sosial dan religi sebagaimana visi besar sekolah Islam terpadu yang salah satu keterpaduannya adalah mengedepankan integrasi antara nilai religi dan sosial,” kata Sekretaris JSIT Lampung Mardhiah Budi Susanty. Askari menjelaskan donasi tersebut nantinya disalurkan melalui beberapa lembaga di bawah koordinasi JSIT Indonesia melakukan penggalangan dana untuk Palestina. “Penyaluran dana ini nantinya diserahkan bersamaan dengan JSIT Indonesia yang juga sedang melakukan penggalangan dana untuk Palestina,” ujar dia. (RLS/S-1)
LAMPUNG POST/HENDRIVAN GUMAY
DISKUSI HARI GURU. Lampung Post bersama Forum Martabat Guru Indonesia (FMGI) Lampung menggelar diskusi dalam rangka Hari Guru Nasional di Lampung Post , Senin (26-11).
Guru Harus Menjadi Agen Perubahan BANDAR LAMPUNG (Lampost): Peran guru masa depan tak hanya sebatas kegiatan belajar-mengajar di kelas. Para pendidik profesional ke depan juga dituntut perannya sebagai agen perubahan bangsa. Demikian salah satu tema yang mengemuka dalam diskusi memperingati Hari Guru yang digelar Forum Martabat Guru Indonesia (FMGI) Lampung, Lampung Post, dan Ikatan Sarjana Pendidikan Indonesia (ISPI) Lampung di ruang utama Lampung Post, Senin (26-11). Diskusi yang dihadiri Ketua ISPI Lampung Bujang Rahman, Ketua FMGI Lampung Aswandi Barawi dan Sek reta r i s Had i A spi r i n, Ket ua FMGI Kota Bandar Lampung Suprihatin, Ketua Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) IPS tingkat SMP di Bandar Lampung Parwono, dan lain-lain dipandu Wakil Pemimpin Umum Lampung Post Djadjat Sudradjat. Bujang Rahman mengemukakan sekolah harus menjadi agen of change atau agen perubahan dan pelakunya adalah guru. Jadi, kuncinya para guru harus diberikan
kebebasan dalam melakukan inovasi pembelajaran dan hak otonom dalam menjalankan tugasnya. “Persoalannya guru kita saat ini terbelenggu untuk melakukan inovasi lantaran kebijakan yang ada. Contoh konkret adalah dalam menyusun rencana proses pembelajaran (RPP). Dari sekian banyak metode pembelajaran yang ada, guru kita hanya boleh menyusun RPP yang sesuai dengan RPP pengawas,” ujarnya. Padahal, lembaga pendidik tenaga kependidikan (LPTK) seperti halnya Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Lampung (Unila), telah mengenalkan berbagai model pembelajaran. Tetapi ketika mereka di lapangan, hanya bisa menyusun RPP sesuai dengan petunjuk Dinas Pendidikan. “Sebenarnya dalam penyusunan RPP guru harus diberikan keleluasaan. Pemerintah
cukup menentukan indikator dari standar kompetensi dan kompetensi dasar saja. Sementara pengembangan dalam proses belajar-mengajar diberikan dan dipercayakan sepenuhnya kepada guru di lapangan,” ujarnya. Terkait akan hal ini, Edi Kristiono dari FMGI Kotabumi, Lampung Utara, mengemukakan pengalamannya sebagai guru muda yang memiliki beberapa ide dan inovasi untuk diterapkan di sekolah. Sayangnya ide dan inovasi tersebut tidak bisa diterapkan lantaran terbelenggu sistem birokrasi dan lingkungan pendidikan yang telah ada. Padahal, sebagai pendidik muda, Edi masih memiliki idealisme yang ingin diwujudkan. “Pembimbing saya di FKIP mengajarkan menjadi guru setidaknya memiliki empat hal. Pertama adalah gagasan. Unggul dalam hal kompetensi, responsibility yang tinggi, dan memiliki sikap seperti halnya ulama. Artinya, guru tidak hanya mendidik anak dari sisi akademik saja, tetapi juga memperhatikan dimensi religius mereka,” ujarnya. Hanifah, salah satu guru di
HARI GURU
PENDIDIKAN TINGGI
Guru pun Jadi Petugas Upacara BANDAR LAMPUNG (Lampost): Sekola h-sekola h meng gelar berbagai kegiata n u nt u k me me r i a h k a n peringatan Hari Guru Nasional dan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-67 Per satuan Guru Republik Indonesia (PGRI). Salah satunya dengan menggelar upacara bendera. Pemandangan sedikit berbeda terl i hat d i SM A N 8 Bandar Lampung pada Senin (26-11). Pagi itu dilaksanakan upacara bendera, tetapi ada yang menarik karena se lur u h pe tugas upacara adalah para guru. Para murid berbaris rapi
Bandar Lampung, mengemukakan terbelenggunya daya inovasi guru harus segera dicarikan jalan keluarnya. Jika tidak, guru muda seperti halnya Edi pada ak hirnya akan menjadi sosok yang apatis ketika mereka kesulitan untuk menembus sistem birokrasi yang sudah ada. “Guru harus diberi ruang untuk berinovasi,” kata Hanifah. Parwono mengatakan para guru harus memiliki pikiran y a n g me r de k a s e h i n g g a tidak mudah terpengaruh oleh berbagai hal yang tidak ideal. “Namun, perlu juga di beri hari merdeka bagi g u r u aga r merek a bebas berdiskusi, mengemukakan pendapat dengan merdeka,” ujarnya. Di akhir diskusi, Bujang Rahman menyer u kan ke pada para guru agar tidak terbelenggu dengan sistem yang sudah ada serta terus berinovasi dan berkreativitas mengembangkan diri. “Jika perlu buat dua RPP. Yang satu untuk diperlihatkan kepada pengawas. Sementara yang satu digunakan untuk proses pembelajaran sehari-hari,” ujarnya. (MG1/S-1)
BANDAR LAMPUNG (Lampost): Memeriahkan Hari Guru pada 25 November, SMPN 22 Bandar Lampung mencoba memopulerkan permainan tradisional dan seni budaya kepada siswa. Kepala SMPN 22 Bandar Lampung Rita Ningsih mengemukakan perayaan Hari Guru di sekolahnya, Senin (26-11), dilaksanakan dengan menggelar berbagai perlombaan yang diikuti oleh para guru di sekolah. Kegiatan ini meliputi perlombaan balap karung berpasangan, lomba memasukkan pulpen ke dalam botol, lomba engklek, bakiak, hingga lomba solo song lagu daerah, yang semuanya di ikuti oleh 75 guru dari 12 mata pelajaran. “Perlombaan seni budaya tradisional dan solo song lagu daerah ini semata-mata untuk memopulerkannya kepada siswa. Pasalnya, saat ini permainan tradisional dan lagulagu daerah Lampung jauh dari jangkauan anak-anak akibat kemajuan teknologi dan informasi saat ini,” ujar diaya. Padahal, kata dia, permainan tradisional memiliki keunggulan ketimbang permainan modern. Seperti halnya PlayStation ataupun game online yang digandrungi anak zaman sekarang. Keunggulan ini terutama dalam hal kebersamaan, kerja sama, dan sosialisasi dengan lingkungan sosial. Pemilihan tema Seni dan budaya, menurut dia, sudah sesuai dengan karakter dan track record sekolahnya yang memang memi l i k i sederet prestasi daerah maupun lokal dalam bidang seni budaya. “Kami memang menonjol dalam hal seni dan budaya, baik di tingkat provinsi maupun nasional,” ujar dia. Sebelumnya, sekolahnya juga telah memilih tiga guru terfavorit versi siswa. Pemilihan dilakukan oleh OSIS dengan kriteria yang telah mereka tentukan. (MG1/MG4/S-1)
dan khidmat mengikuti upacara yang diisi oleh 15 petugas upacara, semuanya terdiri dari guru. “Sebenarnya Hari Guru jatuh pada tanggal 25 November, tetapi karena hari tersebut libur, peringatannya baru dilaksanakan tanggal 26,” kata Kepala SMAN 8 Bandar Lampung Parmin. Ia menjelaskan peringatan tersebut dilakukan untuk me nu m bu h ke m b a n g k a n semangat guru untuk mendidik siswa dalam mengisi kemerdekaan. Parmin juga mengata k a n rasa ter i ma kasihnya kepada pemerintah atas perhatian dan du-
k u ngan terhadap profesi guru. “Semoga peringatan Hari Guru ini bisa memacu pen i ng katan kompetensi guru,” ujar Parmin. Selain itu, ia juga mengatakan pentingnya penerapan dan implementasi kode etik guru karena guru merupakan profesi yang strategis. Ia berharap seluruh siswa untuk makin menghargai guru sebagai pendidik sekaligus orang tua siswa selama di sekolah. Usai mengikuti upacara, para guru dan siswa mengikuti berbagai lomba, seperti kebersihan kelas, permainan, dan karaoke. (MG4/S-1)
LAMPUNG POST/HENDRIVAN GUMAY
BELAJAR JURNALISTIK. Mahasiswa Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Jurai Siwo Metro, yang tergabung dalam Kronika, mengunjungi redaksi Lampung Post untuk belajar jurnalistik, Senin (26-11).
Teknokrat Mewisuda 768 Lulusan BA NDA R L A MPUNG (Lampost): Perguruan Tinggi Teknokrat kembali menggelar wisuda bagi 768 lulusannya di Gedung Serbaguna (GSG) Unila, Selasa (27-11). Ketua Perg ur uan Ti ngg i Teknokrat Nasrullah Yusuf mengatakan dalam wisuda kali ini banyak mahasiswa berprestasi mulai dari tingkat lokal, regional, nasional, bahkan internasional. Inovasi mereka banyak dikenal masyarakat, salah satunya adalah mahasiswa Fatur, yang berhasil membuat fitur sehingga gamolan Lampung bisa dimainkan di ponsel. Demikian rilis yang diterima Lampung Post, Senin (26-11). “Prestasi yang sangat membanggakan diukir anggota tim robot yang berhasil menjadi juara I pada Lomba Robotboat Tingkat Nasional di Semarang baru-baru ini,” kata Nasrullah Yusuf. Na s r u l l a h me n g at a k a n para lulusan Teknokrat disiapkan untuk siap terjun ke masyarakat, yakni dengan menyiapkan karakter mereka sejak awa l masu k Teknokrat, mulai dari disiplin t i ngg i h i ngga mem bent u k jiwa wirausaha sejak masih mahasiswa. “Kami juga membekali mereka dengan kecerdasan emosi dan spiritual
agar mereka menjadi pribadi yang utuh,” kata dia. Sebab, selain cerdas secara intelektual, para lulusan perguruan tinggi harus cerdas spi ritual dan emosional agar lebih siap menghadapi persaingan di dunia global saat ini. Oleh sebab itu, pihaknya berharap dengan bekal yang diberikan, para lulusan lebih siap memasuki dunia kerja, baik itu sebagai karyawan atau menjadi wirausahawan di berbagai bidang. Nasrullah mengatakan kegiatan ini akan dihadiri Gubernur Lampung Sjachroedin, Ketua Kopertis Wilayah II Diah Natalisa, para orang tua, dan undangan lainnya. Sementara itu, Ketua Yayasan Teknokrat Mahathir Mu h a m m ad me n g at a k a n pihaknya akan memberikan penghargaan kepada lulusan terbai k d i masi ng-masi ng program studi. “Lulusan terbaik tidak hanya dilihat dari indeks prestasi, tetapi juga keaktifan mahasiswa di bidang nonakademik, seperti di organisasi dan kegiatan ek st rak u r i k u ler lai n nya,” kata Mahathir. Mahathir berharap dengan diw isudanya para lulusan ini akan menambah tenaga terdidik dan siap pakai di Lampung. (UNI/S-1)
16 I
Hiburan
LAMPUNG POST
SELASA, 27 NOVEMBER 2012
INFO MUSIK
Borong Penghargaan di
COLDPLAY
Cuti Bermusik 3 Tahun
Yahoo! OMG Award REUTERS
ANDA masih berharap band Coldplay singgah konser di Indonesia? Sepertinya hal itu belum terwujud dalam waktu dekat karena Coldplay tak lama lagi cuti sementara. Hal itu disampaikan pentolan Coldplay, Chris Martin, saat menggelar konser di Brisbane, Australia, akhir pekan lalu. Ketika penonton asyik menikmati musik-musik Coldplay, secara mengejutkan Chris menyebar kabar tersebut. Chris mengajak penonton gila-gilaan karena Coldplay akan merindukan momen-momen di atas pentas. Coldplay berencana meninggalkan sejenak dunia musik baik rekaman ataupun manggung. “Ini akan jadi konser terakhir kami selama tiga tahun atau lebih,” ujar Chris dilansir Huffington Post dilansir Aceshowbiz, Senin (26-11). Konser Coldplay keliling Australia belum akan jadi konser terakhir mereka. Pelantun hit Paradise itu masih dijadwalkan untuk menggelar beberapa konser di Amerika. Selama 16 tahun berkiprah di dunia musik, Coldplay telah merilis lima album studio. Mereka mengisi 2012 dengan tur Mylo Xyloto keliling dunia. (S-2)
AGNES Monica memenangi empat kategori penghargaan, yakni Most Wanted Female, Most Inspiring, Most Stylish, dan Outstanding International Achievement dalam ajang Yahoo! OMG Award yang diselenggarakan di Balai Kartini, Jakarta. Agnes yang tidak bisa hadir dalam pergelaran itu menyatakan dia sangat senang mendapat penghargaan di ajang tersebut. “Sayang aku tidak bisa hadir,” katanya lewat video rekaman. Selain Agnes, chef Juna, juri di salah satu kompetisi memasak Indonesia, berhasil mengantongi penghargaan di kategori Most Wanted Male. “Saya tidak menyangka bisa menang,” katanya saat ditemui usai menerima penghargaan. Juna mengaku dia sudah cukup senang bisa masuk nominasi dan “bertanding” melawan pria lainnya, seperti Iko
Uwais, Ahmad Dhani, Raffi Ahmad, dan Kevin Aprillio. “Saya orang nya eng ga k narsis, masuk saja sudah senang,” katanya. Penghargaan ini, menurut Ju na, sebaga i ta nda ba hwa dia telah melakukan se suatu yang baik, terutama dalam dunia k u l i ner I ndonesia, k a r e n a d i a me n g g i r i n g m a s y a r a k at melihat acara kuliner. “Ber teri ma kasi h, set ida k nya I’m doing something right,” katanya. Semua pemenang dalam pergelaran i n i mer upakan hasil pilihan dari para pembaca situs tersebut. Dari 100 nominasi, dipilih pemenang untuk 20 kategori, seperti Indonesian Movie of The Year dan Best Couple. (ANT/S-2)
Agnes Monica KAPANLAGI
TOM CRUISE NIDJI ROSSA
PE N A M PI L A N p e ny a ny i Rossa k ini berubah sejak kepulangannya dari Suc i . Na mu n , dia mengaku akan mema k a i ji l ba b sa mpa i akhir tahun. Pe l a nt u n Aya t- Aya t Cinta ini mengatakan sejak pu lang dar i i badah haji, dia mulai memakai jilbab. Namun, Rossa sendiri belum menetapkan d i r i u nt u k konsi sten me ngena k a n ji l ba b karena masi h ada beberapa hal yang harus dia penuhi. “ Wa k t u b a r u pulang, aku pernah bilang setidaknya beberapa hari bisa pakai, tapi belum permanen karena beberapa hal yang belum bisa konsisten. Mungk i n awal tahun depan aku justru mulai lepas ker udu n g nya. Tapi c a ra berpakaian pasti beda,” kata Rossa saat berbincang di Balai Sarbini, Jakarta. Rossa pun mengaku tidak merasakan perbedaan yang
Filmnya Sebabkan Kemacetan
Jadi Sopir Metromini
Nyaman Memakai Jilbab
TOM Cruise membuat jantung Kota London macet demi menggarap film blockbuster teranyarnya, All You Need Is Kill. Ibu kota Inggris tersebut seperti terkunci selama lebih dari tiga jam dengan Trafalgar Square dan jalan-jalan sekitarnya ditutup lalu lintasnya. Penutupan jalan tersebut memicu
Ta n a h
KAPANLAGI
KAPANLAGI
sig n i f i k a n ket i k a belu m memakai jilbab dan sesuda h nya. Perbedaa n nya ha nya l a h k i n i d i a t ida k perlu berlama-lama dalam mengatur rambutnya. “Sama saja, bedanya pakai kerudungnya saja. Dandan rambut lama, enak pakai jilbab cepat. Kadang bikin kreasi sendiri, lihat Youtube tapi kalau ngulang lagi enggak ingat lagi,” ujarnya. (OZ/S-2)
Dji13.29 kirim yuni Acara TV, Selasa (27-11) Metro TV 04.30 Metro Pagi 07.05 Bedah Editorial Media Indonesia 08.05 8 Eleven Show 11.30 Metro Siang 13.05 Wideshot 17.05 Metro Hari Ini 19.05 Suara Anda 20.30 Metro Highlights
21.05 Top Nine News 21.30 Economic Challenges 22.30 Sentilan Sentilun 23.05 Metro Realitas 23.30 Metro Sports
Salah Asuhan Tayang: 27 Nov 2012, Pukul 08.00 WIB Gatot seorang pemuda yang menjadi dedengkot preman yang memiliki banyak anak buah. Dia
PARA personel Nidji selalu tampil seperti rockstar saat menghibur penggemarnya di atas panggung. Kini, band yang terbentuk pada 2002 ini berusaha tampil beda. Umumnya, kaum selebr itas ta k meny u k a i pro fesi yang menghar uskan mereka berpanas-panasan, bahkan sampai berkeringat. Tapi tidak dengan grup band asa l Ja kar ta i n i. Mereka akan mengubah penampilan sebagai petani dan sopir metromini. “Kami sekarang sedang sibuk dengan acara televisi sendiri. Ini adalah reality show yang akan hadir setiap hari Sabtu dan Mingg u,” kata pentolan Nidji, Gi r-
ing Ganesha, saat ditemui di kawasan Gatot Subroto, Jakarta. Nidji menganggap banting setir menjadi sopir metrom i n i d a n peta n i ad a l a h sebuah tawaran yang cukup menantang. Oleh karena itu, mereka segera mener i ma tawaran peker jaan dari sebuah stasiun televisi swasta tersebut. “Ini adalah band pertama yang tampil dengan konsep reality show yang pastinya menarik untuk ditonton. Kami akan mencoba semua hal yang belum pernah rockstar lakukan, misalnya jadi sopir metromini, menanam padi, dan banyak lagi yang lainnya,” kata Giring. (VL/S-2) KAPANLAGI
tidak segan memalak dan memeras siapa saja tanpa pandang bulu, bahkan dia juga tidak segan melukai siapa saja jika ada orang yang berani melawannya. Karena ulahnya itulah, membuat kedua orang tua Gatot Pak Sahid dan Ibu Maimunah dibuat malu oleh tingkah Gatot, bahkan mereka sering dihina dan disindir para tetangganya akibat tabiat Gatot yang buruk.
06.30 Shaun The Sheep
07.00 08.00 09.30 10.30 11.30 12.00 13.30 15.00 15.30 16.00 17.00 18.00 19.00 20.00 21.00 22.00
Upin & Ipin The Movie Serial Pilihan Serial Pilihan - 1 Kisah Unggulan Lintas Siang Layar Kemilau I Drama Diantara Kita Lintas Petang Animasi Spesial Zona Juara Aladdin Fathiyah Season 2 Jagoan Silat Raden Kian Santang Berbagi Cinta
kemarahan warga London dan wisatawan yang tidak bisa mengunjungi tempat-tempat wisata karena terjebak macet. Tom Cruise sedang syuting film All You Need Is Kill di Trafalgar Square. Ia menggunakan helikopter Puma RAF yang mendarat di hotspot wisata Tugu Nelson. Alun-alun juga penuh kendaraan lapis baja untuk syuting film tersebut. Hal itu memaksa penutupan jalan-jalan utama di akhir pekan tersibuk menjelang Natal. Alun-alun ditutup dari pukul 07.45 hingga pukul 11.00 waktu setempat, termasuk tempat yang ditutup adalah rute bersejarah, seperti Pall Mall, Whitehall, dan Northumberland Avenue. Bagian dari Strand dan Charing Cross Road juga di barikade. Tanda penutupan jalan juga diberikan penjelasan. “Aku ingin pergi misa pagi ini tetapi Trafalagar Square ditutup. Terima kasih Tom,” ujar salah satu warga London kesal, dilansir The Sun, Senin (26-11). “Aku tidak percaya seluruh pusat Kota London ditutup hanya karena film,” kata Mary Lamont. Seorang juru bicara Kota Westminister London mengatakan tidak mendapatkan manfaat secara finansial dalam film tersebut. Tapi ia yakin, film ini akan menguntungkan bagi pariwisata London. “Ini menambahkan profil kota dan bagus untuk pariwisata,” kata dia. (VL/S-2)
17.15 Insert Investigasi 18.00 Wonderful Concert With Wonder Girls 20.00 Tahan Tawa 21.00 Bioskop TransTV 05.30 06.30 07.30 08.30 10.30 11.00 12.00 14.00 14.30 15.45 16.45
Islam Itu Indah Insert Pagi New Ranking 1 Sinema Indonesia Pagi Moccachino Insert Bioskop Indonesia Reportase Siang Sketsa Show Imah Reportase Sore
06.30 Redaksi Pagi 07.30 Selebrita Pagi 08.00 Makan Besar 08.30 Gak Nyangka 09.00 Ups Salah 09.30 Spotlite 10.30 Warna 11.30 Redaksi Siang
12.00 Selebrita Siang 12.30 Si Bolang 13.00 Laptop Si Unyil 13.30 Dunia Binatang 14.00 Koki Pintar 14.30 Brownies 15.00 Tau Gak Sih 15.30 Fish N Chef 16.00 Jejak Petualang 16.30 Redaksi Sore 17.00 Indonesiaku 17.30 Orang Pinggiran 18.00 Hitam Putih 19.00 On The Spot
Sewaktu-waktu acara TV dapat berubah.
Olahraga
SELASA, 27 NOVEMBER 2012
I17
LAMPUNG POST
Hasil dan klasemen Liga Primer Southampton 2-0 Newcastle Swansea 0-0 Liverpool Chelsea 0-0 Manchester City Tottenham 3-1 West Ham Aston Villa 0-0 Arsenal Everton 1-1 Norwich Man. United 3-1 Queens Park Rangers Stoke 1-0 Fulham Sunderland 2-4 West Bromwich Albion Wigan 3-2 Reading 1.Man. United 13 2.Man. City 13 3.WBA 13 4.Chelsea 13 5.Everton 13 6.Arsenal 13 7.Tottenham 13 8.West Ham 13 9.Swansea 13 10.Fulham 13 11.Liverpool 13 12.Stoke 13 13.Norwich 13 14.Newcastle 13 15.Wigan 13 16.Sunderland 12 17.Southampton13 18.Aston Villa 13 19.Reading 12 20.QPR 13 REUTERS/ALESSANDRO BIANCHI
GAGAL. Usaha kiper Juventus Gianluigi Buffon menghalau bola hasil tendangan pemain AC Milan Robinho (kedua dari kanan) dari titik putih tidak mampu menyelamatkan gawangnya dari kebobolan pada lanjutan kompetisi Seri A di Stadion San Siro, Milan, Senin (26-11) dini hari WIB. Gol tersebut menjadi satu-satunya yang tercipta di laga tersebut.
Juve Kembali Kalah di Milan Gol kemenangan Rossoneri di Stadion San Siro, Senin (26-11) dini hari WIB, d ic e t a k d a r i t i t i k penal ti yang sukses dieksekusi Robinho pada menit ke-31 setelah Mauricio Isla dinilai melakukan handball di kotak terlarang. Namun, dalam rekaman ulang, terlihat jelas bola tidak menyentuh tangan pemain Juve itu. Kekalahan tersebut merupakan yang kedua Juventus dalam 53 laga Seri A setelah sebelumnya ditaklukkan Inter Milan 1-3. Inter bisa memangkas sel isi h poi n dengan Bianconerri menjadi hanya satu poin jika menang melawan Parma dalam laga dini hari tadi. Pelatih AC Mi lan Massimi liano A l leg r i mengaku i t i mnya sangat beruntung mendapat hadiah penalti yang kemudian berujung kemenangan tersebut. Mesk ipun mengakui keputusan itu tidak tepat, dia menilai secara keseluruhan Milan memang bermain bagus.
“Dari bangku cadangan terlihat hadiah penalti memang pantas diberikan. Tapi, begitu menyaksikan tayangan ulang, penalti seharusnya tidak diberikan. Terlepas dari itu, kami hanya mengizinkan Juventus melakukan one shot on target, sementara kami memiliki empat atau lima,” ujarnya seperti dilansir Sky Sport Italia. Ia menambahkan para pemain, khususnya di barisan pertahanan, menampilkan organisasi permainan yang disiplin. Secara keseluruhan, Stephan El Shaarawy dkk. memang patut d i ber i kan sanjungan atas penampilan mereka melawan Juve. Kritikan keras juga dilontarkan pelatih Juventus, Angelo Alessio, atas keputusan penalti tersebut. Namun, ia mengakui timnya memang tampil di bawah performa. “Saya tidak tahu apa yang akan terjadi jika kami menang di San Siro dengan penalti seperti tadi. Namun, dalam kasus apa pun, kami harus
terbaru,” kata Mogi. Ia mengatakan ada pihak yang berpandangan Rizzoli merupakan wasit Juve. Akibatnya, secara tidak langsung sang wasit memberikan keputusankeputusan yang berlawanan untuk mematahkan anggapan tersebut.
merekatkan kembali semangat kebersamaan. Kekalahan ini sekaligus memberikan kami evaluasi untuk bermain lebih baik demi merebut kemenangan,” ujar Alessio. Mantan Ketua Juventus, Luciano Moggi, sejak awal sangat yakin Si Nyonya Tua akan kalah dalam bentrok melawan Milan. Ia menilai wasit Nicola Rizzoli menjadi salah satu sumber kekalahan tersebut. Menu r ut Mog g i , Juve mema ng sa ngat su l it mena ng set iap R i zzoli yang ditunjuk sebagai pemimpin per tand i ngan Mi lan-Juve. Lewat
MILAN (Dtc/Lampost): AC Milan menjadi klub kedua yang mampu mengalahkan Juventus musim ini di Seri A. Kekalahan diwarnai gol penalti kontroversial.
Dua klub Milan menjadi
Patahkan Rekor Selain memberi Juventus kekalahan keduanya di musim ini, Milan juga mematahkan sebuah rekor Si Nyonya Tua pada kemenangan mereka tadi malam di San Siro. Gol tunggal via tendangan penalti Robinho mengakhiri rekor Juve yang sebelumnya tak terkalahkan di kandang tim-tim lawannya dalam 25 laga berturut-turut. Menurut catatan statistik InfoStrada, terakhir kali Bianconeri tumbang dalam partai tandangnya adalah di kandang Parma pada 15 Mei 2011. Ketika itu Gigi Buffon dkk. menyerah 0-1 dari Gialloblu lewat gol Sebastian Giovinco. Tiga pekan lalu atau di giornata 11, Juve juga kalah dari klub Kota Milan yang lain, Inter Milan. Kali itu Si Zebra kalah 1-3 di Turin dan mematahkan rekor tak terkalahkan mereka dalam 49 pertandingan. (MI/O-2)
BATU SANDUNGAN Juventus di awal musim Seri A. sebuah tulisan di Libero, Moggi memberikan argumen yang menunjukkan hasil kepemimpinan Rizzoli. “Penunjukan Rizzoli untuk MilanJuve tidak mempertimbangkan apa yang terjadi di masa lalu. Ia selalu memberikan hal-hal yang merugikan. Jangan lupakan Piala Super Ita lia melawan Napoli, Catania-Juventus, dan Juve-Inter. Semua pertandingan
10 8 8 7 5 5 6 5 4 4 3 3 3 3 4 2 3 2 1 0
0 5 2 4 6 5 2 4 5 4 7 7 6 5 2 6 2 4 6 4
3 0 3 2 2 3 5 4 4 5 3 3 4 5 7 4 8 7 5 9
32-18 25-10 23-15 24-13 23-17 23-13 23-22 16-15 18 16 25-23 17-16 11-11 10-19 13-19 15-23 12-16 20-30 10-22 16-22 10-26
30 29 26 25 21 20 20 19 17 16 16 16 15 14 14 12 11 10 9 4
La Liga Bilbao 1-2 La Coruna Atl. Madrid 4-4 Sevilla Levante 0-4 Barcelona Espanyol 0-2 Getafe Malaga 4-0 Valencia Vallecano 2-0 Mallorca Betis 1-0 Madrid Valladolid 1-0 Granada Sociedad 0-0 Osasuna 1.Barcelona 2.Atl. Madrid 3.Real Madrid 4.Malaga 5.Real Betis 6.Levante 7.Getafe 8.Vallecano 9.Valladolid 10.Sevilla 11.Valencia 12.Sociedad 13.Zaragoza 14.Ath. Bilbao 15. Mallorca 16.Celta Vigo 17.La Coruna 18.Granada 19.Osasuna 20.Espanyol
13 13 13 13 13 13 13 13 13 13 13 13 12 13 13 12 13 13 13 13
12 11 8 6 7 6 6 6 5 5 5 5 5 4 3 3 2 3 2 2
1 1 2 4 1 2 1 1 3 3 3 2 0 3 3 2 5 2 4 3
LFP
0 1 3 3 5 5 6 6 5 5 5 6 7 6 7 7 6 8 7 8
43-15 29-11 32-10 19-9 20-22 15-20 16-19 18-29 18-14 18-18 16-18 16-16 15-21 18-27 13-22 14-18 19-28 11-20 11-15 13-22
37 34 26 22 22 20 19 19 18 18 18 17 15 15 12 11 11 11 10 9
2 3 2 2 4 5 5 6 6 4 3 5 7 4 6 8 8 5 9 9
29-10 26-15 25-12 22-11 19-17 31-23 18-20 21-18 14-20 16-18 18-20 13-19 17-19 15-14 14-21 14-22 13-25 13-14 15-19 9-25
32 28 28 27 23 23 19 18 18 17 16 16 16 15 14 12 12 11 11 11
Seri A AC Milan 1-0 Juventus Atalanta 0-1 Genoa Chievo 0-0 Siena Pescara 0-1 AS Roma Sampdoria 1-0 Bologna Torino 2-2 Fiorentina Palermo 3-1 Catania 1.Juventus 2.Inter Milan 3.Fiorentina 4.Napoli 5.Lazio 6.AS Roma 7.Catania 8.AC Milan 9.Atalanta 10.Parma 11.Udinese 12.Cagliari 13.Sampdoria 14.Torino 15.Palermo 16.Genoa 17.Chievo 18.Siena 19.Bologna 20.Pescara
14 13 14 13 13 14 14 14 14 13 13 13 14 14 14 14 14 14 14 14
10 9 8 8 7 7 5 5 6 4 3 4 5 3 3 3 3 4 3 3
2 1 4 3 2 2 4 3 2 5 7 4 2 7 5 3 3 5 2 2
OFFSIDE
LIGA PRIMER
LA LIGA
Fuleco, Maskot Piala Dunia 2014
Suporter Chelsea Cemooh Benitez
Barcelona Perlebar Selisih Poin dengan Madrid
LON DON ( D tc / La mpos t): Para pendukung tetap tak terima dengan pengangkatan Rafael Benitez sebagai pelatih Chelsea. Hasil imbang melawan Manchester City di Stamford Bridge yang berak hir Senin (26-11) dini hari WIB, menjadi debut Benitez. Ketidaksetujuan fan terlihat jelas dalam laga kontra City, beberapa dari mereka membawa poster yang berisi ketidakpercayaannya kepada pria asal Spanyol itu. Sebagian lainnya secara frontal meminta Benitez out. Selain itu, sepanjang laga fan juga menyoraki dan mencemooh Benitez. Kiper Chelsea, Petr Cech, mencoba memaklumi sikap fan itu. Tapi, dia juga meminta agar Benitez diberi kesempatan. “Sayangnya Anda tak bisa mengubah sejarah, dan saat Benitez memanajeri Liverpool kami punya rivalitas sengit dan hal ini berasal dari sana. Tapi, dia di sini untuk membuat perubahan dan mengembalikan kami ke jalur kemenangan dan dia perlu mendapatkan kesem-
VALENCIA (Dtc/Lampost): Barcelona terus nang 4-0 atas Sevilla pada 22 April 2009. tancap gas untuk menjauhi kejaran musuh Total Iniesta telah mengoleksi lima assist bebuyutannya Real Madrid. Kemenangbuat timnya di musim ini, tapi masih kalah an 4-0 atas Levante membawa El banyak dibanding Fabregas (8). Adapun Barca kini unggul 11 poin dari Messi, yang juga telah mengumpulkan rivalnya tersebut. 5 assist, juga menambahkan koleksi Barca menang telak 4-0 kala golnya menjadi 19. melawat ke Ciudad de Valencia, Dengan dua golnya ke gawang LeSenin (26-11) dini hari WIB. vante, berarti ia sudah mencetak lebih Lionel Messi menyumbangdari satu gol dalam empat partai bertukan dua gol, sedangkan rut-turut. Ia juga mendulang Cesc Fabregas dan Andua gol saat Barca mengalahkan Mallorca 4-2, dres Iniesta masingReal Zaragoza masi ng menceta k 3-1, dan Spartak sebiji gol. Moskow 3-0. K husus bagi Dengan kemeIniesta, itulah gol per t a m a nangan tersebut, nya di La Liga Barca kini kokoh musim ini dari di puncak klasedelapan laga, yang enam di men sementara antaranya sebagai starter, La Liga dengan 37 termasuk partai kemarin poin dari 13 pardini hari. tai. Mereka ungCatatan istimewa lain adagul tiga poin atas lah gol-gol Messi dan Fabregas peringkat kedua Atletico Madrid, tersebut adalah assist peyang pada laga sebelumnya juga main Timnas Spanyol itu. menang 4-0 atas Sevilla dan 11 poin Menurut catatan statistik atas Madrid di posisi ketiga. InfoStrada, Iniesta juga Meskipun kini timnya unggul jauh pernah mencetak satu atas Madrid, pelatih Tito Vilanova gol plus tiga assist tak mau besar kepala dulu. Dengan dalam satu laga, sisa 25 partai hingga akhir musim, AP/ALBERTO SAIZ y a k n i s a at E l segala kemungkinan masih bisa Barca juga meterjadi. (O-2)
SAO PAULO—Federasi Sepak Bola Internasional (FIFA) telah memberi nama untuk maskot Piala Dunia 2014, yakni Fuleco. Menurut FIFA, Fuleco adalah kata yang menyampaikan pesan untuk membangkitkan kesadaran lingkungan. Hampir separuh dari 1,7 juta orang yang memilih dalam pemungutan suara secara daring memilih Fuleco ketimbang Zuzeco dan Amijubi. Fuleco akan menjadi nama dari armadilo—hewan di Brasil yang keberadaannya terancam punah. Tradisi pemberian maskot di Piala Dunia bisa dilacak pada 1966, ketika seekor singa diberi nama World Cup Willie untuk turnamen yang berlangsung di Inggris tersebut. Sejak itu, maskot mulai memiliki nama, yakni Tip and Tap pada 1974, Pique pada 1986, dan Zakumi yang mewakili turnamen di Afrika Selatan pada 2010. (MI/O-2)
patan,” ujarnya di BBC. Benitez sendiri mengaku tak terlalu memperhatikan suarasuara dari tribune yang mengejeknya. Dia lebih fokus ke permainan di atas lapangan. “ S ay a fok u s ke per t a n dingan. Saya tidak mendengarkan penonton,” katanya seperti dikutip Sky Sports. Dia mengaku tidak puas dengan hasil imbang itu. Chelsea dicatat Soccernet kalah dalam penguasaan bola. Juan Mata dkk. cuma menguasai bola 42%, sementara tim tamu justru mampu mencatatkan 58%. Tak hanya itu, Chelsea juga cuma menciptakan peluang enam sepakan ke gawang, tapi hanya satu yang membahayakan. “Sungguh positif bisa melihat tim bekerja keras sebagai satu tim, tapi saya masih tidak puas 100% karena kami harus lebih baik saat menyerang dan lebih baik dalam penguasaan bola,” kata dia di Skysports. “Saya tahu ini merupakan masalah waktu. Laga ini selalu dalam level maksimal, tapi saya akan mencoba terus melakukan yang terbaik, dan fokus saat melakukan pekerjaan,” ujarnya. (O-2)
Andres Iniesta
I
18
Olahraga
LAMPUNG POST
SELASA, 27 NOVEMBER 2012
VARIA SPORT Melo Bawa Knicks Tekuk Pistons
NEW YORK—Carmelo Anthony tampil cemerlang saat New York Knicks menundukkan Detroit Pistons 121-100 di Madison Square Garden, Senin (26-11) pagi. Melo, panggilan akrab Carmelo Anthony, membuat 29 poin, 2 rebound, dan 3 assist untuk tampil sebagai top performer. Raymond Felton menopang tim dengan 14 angka, 4 rebound, dan 10 assist. Di kubu Pistons ada Brandon Knight dengan 21 poin, 2 rebound, dan 5 assist. Kemenangan ini membuat Knicks berada di posisi kedua Wilayah Timur dengan 9-3, sedangkan Pistons di urutan ke-13 dengan 3-11. Dari Wilayah Barat San Antonio Spurs mengokohkan posisinya di urutan kedua dengan rekor 11-3 usai mengalahkan Toronto Raptors 111-106 lewat dua kali overtime. Tony Parker tampil brilian dengan mencetak 32 poin, 6 rebound, dan 5 assist. Parker pula yang membuat Spurs bertahan hingga overtime kedua lewat tembakan dua angka pada sisa 1 menit overtime pertama. (DTC/O-3)
Metro Gelar Pelatihan Wasit Futsal METRO—Sekitar 30 peserta mengikuti kursus wasit futsal gratis selama lima hari, yang diprakarsai Dinas Pendidikan Kebudayaan Pemuda dan Olahraga Kota Metro, di LEC Kartika, Kota Metro, Senin (26-11). Peserta barasal dari guru olahraga SD 10 orang, SMP (5), SMA (5), dan 5 utusan Pengcab PSSI Kota Metro dengan tiga tutor dari Pengprov PPSI Lampung dan Kota Metro. Ketua panitia Sukatno mengatakan kegiatan tersebut memang program Dinas Pendidikan yang sudah dianggarkan pada 2012. Pelatihan itu digelar karena keberadaan wasit futsal di Kota Metro sangat minim. “Makanya tahun ini kami menyelenggarakan kursus wasit futsal, yang semua biayanya ditanggung Pemkot Metro,” kata Sukatno, seusai kegiatan, Senin (26-11). Peserta itu nantinya diharapkan dapat menjadi aset Kota Metro yang diperlukan untuk semua turnamen futsal di Kota Metro. Andra Saputra, anggota Komisi III DPRD Kota Metro, sekaligus ketua Bidang Futsal Pengcab PSSI Kota Metro, menyambut baik kegiatan itu. “Ini merupakan terobosan sangat positif dari Dinas Pendidikan walaupun hanya sekadar kursus wasit futsal.” (OGI/D-3)
55 Tim Ikuti Kompetisi Futsal IBI
BANDAR LAMPUNG—Sebanyak 55 tim futsal pelajar seLampung mengikuti turnamen yang digelar Informatics and Business Institute (IBI) Darmajaya mulai 26 November—1 Desember 2012. Kompetsisi yang digelar di lapangan IBI Darmajaya dibagi tiga kategori, yakni SD, SMP, dan SMA. Peserta turnamen terdiri dari lima tim futsal tingkat SD, 18 tim tingkat SMP/MTs, dan 32 tim tingkat SMA/SMK/sederajat. “Tim futsal kategori SD akan bertanding dengan sistem penilaian poin tertinggi, sedangkan kategori SMP dan SMA akan berkompetisi dengan penilaian sistem gugur. Seluruh tim akan memperebutkan total hadiah puluhan juta rupiah. Wakil Rektor III Novita Sari, didampingi Kepala Biro Kemahasiswaan Muprihan Thaib, mengatakan Darmajaya Student Futsal Tournament 2012 merupakan ajang pencarian bibit-bibit unggul dan potensial yang dapat menjadi atlet muda berbakat di masa mendatang. (WIN/O-3)
PORHAM CUP
Relax-Seputih Raman Cetak Poin Sempurna
METRO (Lampost): Relax, Sekampu ng, Lampu ng Timur, meraih angka penuh setelah menang tipis 2-1 atas Gar uda Muda, La mpu ng Ten ga h , t u r n a men U -13 SSB Porham Cup I 2012 di lapangan Hadimulyo Barat, Kota Metro, Senin (26-11). Meskipun Garuda sempat unggul lebih dahulu melalui Agung pada menit ke-9, Relax, Sekampung, dapat membalikkan keadaan lewat dua gol Rizky menit ke-11 dan 38. Kemenangan itu makin mengokohkan Relax sebagai tim tak terkalahkan di Grup D sekaligus melenggang ke babak delapan besar. Dengan kekalahan itu, k a n s Ga r ud a Mud a me lenggang ke perempat final belum aman meskipun mengantongi nilai 7. Sebab, pesaing terdekatnya, Taruna Jaya, yang mengoleksi nilai 4 masih menyisakan satu laga. Andai pada laga terakhir Taruna Jaya menang dengan kolek si gol lebih banyak dari Garuda Muda, mereka berhak men-
dampingi Relax ke perempat final sebagai runner up. Pada laga lain di Grup C, Seputih Raman, Lampung Tengah, berhasil menundukkan Wosakaling, Lampung Timur, 2-1. Dua gol Seputih Raman, diciptakan Tri Widiyanto menit ke-9 dan Aldo (48). Sedangkan satu gol balasan Wosakaling dibukukan Gabriel menit ke-13. Sama seperti Relax, Seputih Raman lolos penyisihan grup dengan poin sempurna (12) hasil empat kali menang. Sementara runner up Grup C masih menunggu hasil laga antara Porham dan Kauman United. Andai dalam laga tersebut Porham meraih angka penuh, mereka berhak atas satu tiket delapan besar mendampingi Seputih Raman. Per ta nd i nga n sore i n i (27-11), di Grup A Wiratama Pungur, Lampung Tengah bertemu TFC 24, Tejosari. Kemudian di Grup B, Timur Kejora, Lampu ng T i mur, b e r te mu A r t aj u s i , K ot a Metro. (OGI/O-3)
Klasmen sementara Grup A SSB Amor SSB Metro SSB Wiratama SSB TFC 24 SSB BD 17
Grup C 4 4 3 2 3
3 3 1 0 0
1 0 1 0 0
0 1 1 2 3
4 4 3 3 2
3 2 2 0 0
0 1 0 1 0
1 1 1 2 2
12-1 10 3-3 9 4-2 4 0-4 0 0-9 0
Grup B SSB Passer SSB Hati Komet SSB JFC SSB Timur Kejora SSB Artajusi
SSB Seputih Raman 4 SSB Porham 3 SSB Wosakaling 4 SSB Persega 3 SSB Kauman United 2
4 1 0 0 0
0 1 2 2 1
0 1 2 1 1
19-1 12 4-3 4 3-7 2 0-12 2 1-4 1
4 2 1 0 0
0 1 1 0 0
0 1 1 2 3
17-2 12 13-4 7 5-5 4 1-8 0 0-17 0
Grup D 8-2 7-3 4-4 2-8 0-6
9 7 6 1 0
SSB Relax SSB Garuda Muda SSB Taruna Jaya SSB Yoseka SSB Tunas Muda
4 4 3 2 3
AP/DAVID ZALUBOWSKI
LAKUKAN PELANGGARAN. Forward New Orleans Hornets, Darius Miller (kiri depan), melakukan pelanggaran untuk menghentikan penetrasi guard Denver Nuggets, Ty Lawson, pada kuarter ketiga lanjutan kompetisi bola basket NBA di Denver, Senin (26-11). Tuan rumah Nuggets menundukkan tamunya, Hornets, dengan skor meyakinkan 102-84.
PIALA AFF
Endra Bisa Tampil Lawan Malaysia KUALA LUMPUR (Ant/Lampost): Penjaga gawang utama Timnas Garuda, Endra Prasetya, hanya absen satu laga sehingga bisa memperkuat timnas saat menghadapi Malaysia pada pertandingan terakhir Piala AFF 2012 Grup B di Stadion Bukit Jalil, Kuala Lumpur Malaysia, Sabtu (1-12). Manajer Timnas Habil Marati saat dikonfirmasi di Kuala Lumpur, Senin 926-11), membenarkan kiper Persebaya itu hanya mendapatkan hukuman satu kali laga meskipun sebelumnya mendapat kan kartu merah langsung saat Timnas Garuda menghadapi Laos, Minggu (25-11). “Ya, memang hanya dihukum sekali laga,” kata Habil Marati. Dengan hukuman itu, Endra hanya absen saat timnas menghadapi Singapura, Rabu (28-11). Posisinya akan digantikan Wahyu Tri Nugroho, satusatunya kiper yang tersisa. Hanya mengandalkan satu
kiper pada laga penting cukup membahayakan karena tidak ada cadangan jika penjaga gawang cedera. Dampaknya, Nil Maizar harus menyiapkan pemain lain jika kondisi terburuk benar-benar terjadi. Krisis penjaga gawang ini membuat manajemen timnas langsung bergerak cepat dengan bersiap memanggil Samsidar yang kini memperkuat klub anggota kompetisi Indonesia Super League (ISL) Mitra Kukar. Namun, niat itu dibatalkan karena hukuman Endra hanya satu laga. “Memang ada rencana memanggil Samsidar. Tapi, melihat kondisi sekarang, Samsidar tidak jadi dipanggil,” kata mantan anggota DPR itu. Endra Prasetya mendapatkan kartu merah langsung wasit Ng Kai Lam saat laga perdana Grup B Indonesia melawan Laos, yang berakhir imbang 2-2, karena melanggar keras Vilayout Sayyabounsou di kotak penalti. (O-3)
SEPAK BOLA
PSSI Bandar Lampung akan Gelar Liga BA NDA R LA MPUNG (Lampost): Pengurus Kota Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Bandar Lampung segera menggelar liga sepak bola tingkat Kota Bandar Lampung. Liga mulai bergulir pertengahan Desember mendatang. Sekretaris Pelaksana R a h mud i n , mend a mpi ng i Ketua Pelaksana Liga Iwan Irawan, mengatakan Pengkot PSSI Bandar Lampung segera meregistrasi ulang klub yang ada di kota ini. “Besok (hari ini, red) sudah kami mulai registrasi. Jumlah peserta liga dibatasi hanya 12 klub dengan usia pemain 21 tahun.” Menu r ut d ia, l iga sepak bola Bandar Lampung merupakan salah satu cara Pengkot PSSI meregistrasi klub karena banyaknya klub yang belum terda f ta r. Reg i st rasi penting untuk mengetahui jumlah klub dan meningkatkan kualitas klub-klub yang ada di Bandar Lampung. Panitia pertandingan mulai membuka pendaftaran akhir November hingga pekan pertama Desember. Jika sebelum
waktu yang ditentukan ternyata kuota klub sudah terpenuhi, proses registrasi ditutup. “Ini adalah liga yang pertama. Kalau nanti peminatnya ternyata banyak, mungkin akan kami buat lagi liga divisi. Misalnya, nanti ada divisi utama atau divisi I. Seperti Libala (Liga Bandar Lampung) yang diikuti klub anggota PSBL,” kata dia. Liga yang digelar Pengkot PSSI ini rencananya dibuat rutin dan sebagai upaya PSSI membina klub-klub di wilayah Bandar Lampung. Liga ini merupakan persiapan Bandar Lampung menghadapi Porprov 2013 di Kalianda. Oleh sebab itu, pemain luar Bandar Lampung bisa ikut bermain. “Tetapi, harus bersedia menandatangani surat pernyataan bersedia membela Bandar Lampung (di Porprov),” kata dia. Untuk teknis pertandingan, Rahmudin mengatakan liga akan dihelat di Stadion Pahoman, Bandar Lampung. “Mainnya setiap akhir pekan saja dengan menggelar dua laga. Kemungkinan liga ini selesai dalam dua bulan.” (WIN/O-3)
Juara Dunia Lagi, Vettel Cetak Sejarah SAO PAULO (Lampost): Sebastian Vettel sukses menjadi juara dunia Formula 1 untuk ketiga kali secara beruntun meskipun hanya finis di urutan keenam Grand Prix Brasil. Dia membukukan sejarah dengan menjadi pembalap termuda yang membukukan raihan tersebut.
setelah mengalami masalah di lap pertama.” “Balapan merupakan tekanan hebat bagi Vettel, tapi dia dapat tenang. Fernando sebagai rival terdekatnya juga tampil baik,” kata Horner.
Milik Button
Sementara itu, GP Brasil Pem balap t i m Red Bu l l nai kesempatan itu.” sendiri dimenangi pembalap ber u sia “Saya ucapkan terima kasih McLaren Jenson Button. But2 5 t a - kepada setiap orang di tim, ton menjadi pembalap yang hu n it u pabrikan, dan semuanya. pertama menyentuh garis finis menjalani balapan dramatis Tak seorang pun merasa lebih dengan catatan waktu 1 jam 45 setelah sempat mengalami penting bagi yang lainnya,” menit dan 22,656 detik. tabrakan dengan pembalap ujarnya seusai lomba. Buat Button, kemenangWilliams Bruno Bruno di lap Dia mengkui hanya ber- an di Brasil mengantarnya awal di Sirkuit Interlagos, usaha menghindari siapa menuntaskan musim 2012 Brasil. saja agar tidak bertabrakan di urutan tiga empat dengan Pembalap Ferrari koleksi 188 angka. Fe r n a n d o A l o n s o Jika Button merebut Sukses Vettel merebut tiga gelar p o d iu m p e r t a m a , sebagai penantang terdekat Vettel finis nasib nahas justru juara dunia F1 di peringkat kedua, d ia la m i rek a n se tapi pencapaiannya timnya, Lewis Hamtidak mampu mengeilton. Memulai race pencapaian Juan Manuel Fangio dari posisi terdepan jar lagi defisit 13 poin sebelum balapan. da n sempat memdan Michael Schumacher. Vettel memastikan pimpin balapan di gelar juara walaupun hanya lebih parah lagi. “Kami telah ten ga h lom ba , Ha m i lton mengumpulkan tiga angka melakukan yang terbaik hing- harus keluar lomba pada lap ga memenangi titel ketiga.” usai balapan itu. ke-54 setelah ban mobilnya Keberhasilan Vettel mere- mengalami kerusakan usai Balapan diwarnai insiden kecelakaan Vettel meskipun but tiga gelar F1 ini menyamai dihantam Nico Hulkenberg. mobilnya tidak mengalami pencapaian pembalap ArgenFinis ketiga dalam balapan kerusakan parah sehingga tina Juan Manuel Fangio dan pamungkas pada musim 2012 m a s i h bi s a me l a njut k a n Michael Schumacher. ini adalah Felipe Massa, semen“Pada awal balapan kami tara di belakangnya ada Mark balapan. “Kesempatan ini sangat kehilangan komunikasi, tapi Webber dan Hulkenberg. Sespesial meskipun saya sem- Sebast ian mampu tampi l mentara Michael Schumacher, pat mengalami tabrakan,” baik. Dia mengemudi dengan yang memutuskan pensiun k ata Vet tel. “ Saya ha nya determinasi,” kata kepala tim musim depan, menuntaskan berusaha kembali melaju. Red Bull Christian Horner. balapan terakhirnya di posisi Kami selalu percaya menge- “Dia tidak pernah menyerah ketujuh. (O-3)
MENYAMAI
Kesehatan
SELASA, 27 NOVEMBER 2012
LAMPUNG POST
I19
Kampanye Anti-AIDS lewat Dance4Life LEBIH seribuan siswa dari 25 SMP dan SMA sederajat se-Bandar Lampung dengan penuh semangat menari. Layaknya seorang dancer, mereka kompak bernyanyi sambil menari sangat energik bak artis multitalenta Agnes Monica di lapangan PKOR, Way Halim, Bandar Lampung, Sabtu (24-11) pagi.
DOKUMENTASI
LAMPUNG POST
Ketua Mansyah dan Lampung Herdi . Direktur PKBI s balon pada LEPAS BALON Hidayat melepa ng ng H.M. Syarief Muda Lampu PHD PKBI Lampu Sentra Kawula an aktivitas remaja puncak peraya ng. Lampu PKBI (Skala)
Mereka bukan adu kepiawaian dance, tapi kampanye anti-HIV/AIDS melalui Dance4Life yang digelar Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia (PKBI) Lampung. Event ini merupakan puncak perayaan aktivitas remaja Sentra Kawula Muda Lampung (Skala) PKBI Lampung sekaligus memperingati Hari AIDS Sedunia (HAS). Pergelaran yang meriah ini dihadiri Gu-
nawan Sumantri dan Chataria Wahyurini dari PKBI Pusat, Manajer Program Rutgers World Popu l at ion Fou nd at ion W i l ay a h Su matera Sit i Ha f sa r i , Ket ua PH D PK BI Lampung H.M. Syarief Hidayat, dan lembaga swadaya masyarakat peduli HIV/AIDS. Kegiatan Dance4Life sangat inovatif, unik, da n menar i k k arena mengom bi nasi k a n aspek edukasi HIV/AIDS dengan seni musik dan tarian. Dance4Life adalah lagu yang direkam oleh DJ Tis’to dan Maxi Jazz dari Faithless. Pada Mei 2006, Ti’sto adalah duta Yayasan Dance4Life resmi di dunia. Direktur PKBI Lampung Herdi Mansyah menjelaskan Dance4Life merupakan gerakan kampanye untuk mengajak seluruh kaum muda d i dunia untuk i kut menekan laju penyebaran HIV/AIDS yang sekarang korbannya sudah banyak dari kalangan anak muda. Kampanye ini dilakukan menyambut peringatan Hari AIDS Sedunia yang jatuh pada 1 Desember. Dance4Life mengajak seluruh kaum muda untuk tetap peduli dengan isu-isu HIV/AIDS dengan menjadi agen perubahan. Jadi, agen perubahan ini akan mengajak teman-teman sebayanya ataupun orang lain untuk terus aktif bertanggung jawab menekan laju penyebaran virus HIV dan menghapuskan stigma terhadap ODHA yang selama ini masih menempel di kebanyakan orang. “Melalui kegiatan Dance4Life, remaja berperan aktif mencegah penularan HIV serta mengurangi stigma dan diskriminasi terhadap orang yang terinfeksi HIV,” ujar dia. Ia menjelask a n u nt u k menga mpa nye kan anti-HIV/AIDS, PKBI Lampung bekerja sama dengan Rutgers WPF Indonesia telah mem ber i k a n peny u lu ha n kepad a le bi h 1.000 siswa dari 25 SMP dan SMA di Bandar Lampung.
DOKUMENTASI LAMPUNG POST
MENARI DANCE 4 LIFE. Para siswa dari 24 SMP dan SMA sederajat se-Bandar Lampung menyanyi dan menari Dance 4 Life di lapangan PKOR Way Halim, Bandar Lampung, Sabtu (24-11) pagi. Tarian kampanye anti HIV-AIDS melalui Dance 4 Life yang digelar oleh Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia (PKBI) Lampung ini untuk menyambut Hari AIDS Sedunia (HAS).
School4Life Kegiatan Dance4Life yang berskala internasional ini ditujukan untuk remaja usia 13—19 tahun melalui 4 tahap School4Life, yaitu inspire, educate, activate, dan celebrate. Pada ta hap inspire, remaja d i mot ivasi untuk berperan aktif. Tim Dance4Life lokal terlati h (termasuk orang muda yang terinfeksi HIV), mendatangi sekolah-sekolah u nt u k mem bawa kan sesi i ntera k t i f HI V d a n A I DS y a n g d i i r i n g i den ga n mu s i k , d r u m ser ta tar ian. Setela h para remaja termotivasi untuk menjadi bagian Dance4Life, pada tahap educate mereka mengikuti workshop pengembangan diri berupa sesi interaktif tentang kesehatan seksual dan reproduksi, HIV dan AIDS, termasuk keterampilan public speaking, debat, negosiasi, membuat keputusan, kepemimpinan, dan entrepreneurship. Mereka selanjutnya menjalankan tahap activate, yaitu secara aktif berinteraksi dengan teman sebaya dan keluarganya untuk
menyampaikan informasi HIV dan AIDS, melakukan aksi penggalangan dana, advokasi, menjadi relawan peduli AIDS. “Mereka disebut sebagai remaja agent of change karena telah mencoba untuk membentuk perubahan sosial, paling tidak untuk l i ngkungan terdekatnya. Tahap terak hir adalah celebrate, sebuah event besar dalam kemasan pertunjukan musik peduli AIDS yang di laksanakan menjelang Hari AIDS Sedunia (1 Desember) untuk memperkuat komitmen mereka sebagai agent of change,” kata dia. Selain diskusi interaktif tentang bahaya HIV/AIDS dan kesehatan reproduksi, pergelaran ini juga menggelar lomba mading dan lomba drill Dance4Life. Pemenangnya adalah untuk juara drill: juara I SMAN 1 Bandar Lampung, SMPN 10 Bandar Lampung (juara II), dan juara III SMKN 6 Bandar Lampung. Kemudian juara mading, SMAN 2 Bandar Lampung (juara I), SMAN 15 (juara II), dan juara III SMA YP Unila. (AST/S-2)
20
I
Pariwara
LAMPUNG POST
LOWONGAN KERJA
AKUNTING PAJAK Syarat: 1. Pria/Wanita. 2. S1 Akuntansi. 3. Usia max 40 th. 4. Berpengalaman dibidang Akunting Pajak.
1. SALES 2. STAFF ADMIN 3. STAFF AKUNTING Syarat : ~ Pria Min SMU (1) ~ Wanita Min SMU bisa komputer (2) ~ Wanita Min D3/S1 Akuntansi, pengalaman 2th menguasai program Akutansi (3) BDC Konsultan Jl. Pagar Alam Gg.Cempaka 3 No.3 Segala Mider, (0721) 241113, 081927805069
Agen AC RESMI PABRIK LANGSUNG. TERMURAH !!! Jika lebih mahal diganti selisihnya. Panasonic, LG, Sharp. Terima cuci, repair(Agen resmi) TIMMY ELECTRINDO Tlp 242222, 7444470
FOTO COPY LAMPUNG FC, jilid hard cover/skripsi, spiral kawat, Jl. Wr.Monginsidi 23 B Tanjung Karang Bandar Lampung telp.0721-256053, 08127272602
FURNITURE Minimalis Produksi, interior + furnitur,spesialis furnitur minimalis modern, Jl.Flamboyan Raya No.14 Tjg Seneng 0721-9085166
AHLI GIGI RAMA DENTAL ahli bikin gigi, psng behel gigi Jl P. Antasari 18/dpn bioskop Sinar Bdl. 0812.7945122, 0721268544 Jl.HOS Cokroaminoto 18 Kebon Jahe.
BADUT Anto ent.meny badut, mc, dkorasi bln, sulap, pinata, krs anak dll, hb.081379408364. 087899896963
BUS WISATA Sedia bus untuk wisata rohani, darma wisata, bus khusus wisata, keselamatan penumpang prioritas kami. Klik www.darmadutawisata.com. Hub. 08154019822
DANA TUNAI Dana Talangan & Gadai 10jt3M Dana Pribadi, Proses Cpt Tnp Biaya Dimuka Asset Dlm Bntk: Rmh, Tnh, Kntr, Ruko, Aprtment, Kndraan, dll Khusus Bandar Lampung, Trm Mediator, Internusa, MTH Square Olla : 082113082186, Horry : 081385955408, Lila : 082113082183
DIGITAL PARABOLA Spesialis Parabola system distribusi Sales & Service. Sedia Indovision/top tv dll. Hub. 0811.722855, 475331
HORDENG NEOCLASSIC INTERIOR trm pemesanan gordeng,vitrage,vertical/horizontal blind dll, hsl memuaskan,hrg variatif. hb.081369342793, 081977972187
INDEKOST Yana & Yoan terima kost u/ bln, mingguan, harian Jl R. Intan blkg Bank Mandiri Gg. Mawar No. 56 parkir luas. Telp. 0721-259572, 087899121975 Asrama mhs trm kos pel/mhs/ umum/th/bl/hrian air byk, brsh cck utk ktngn bel lok K.Baru blkg unila 16 k hb.085383564512 Kost executive Penginapan dan Perkantoran DIVKA Residen Faslt AC, TV, Laundry, Bank dll Jl.P.Antasari No.114, Telp.0721 269763, 085658800281
INTERIOR NADIA INTERIOR, Mendesain/ Membuat kitchen set, kmr set, lemari pajangan, counter, bar, counter bank, meja kantor, r. karaoke. Phone 0811792863 SAFIRA Interior: membuat kichen set, kmr set, lemari pajangan, bar, meja kantor, counter bank, partisi. Showroom: 7164443, 0813.79337474
KAMBING AQIQAH Kambing aqiqah hrg dr 800rb, bs masak aneka menu 0 h b. 7 4 4 8 3 8 0 , 0 8 1 2 7 2 3 5 4 9 8 4 , 081540802586, www.aqiqahlampung.com
KEHILANGAN STNK BE 4637 DD, Noka. MH1JBE11XBK125009, Nosin. JBE1E-1124352, An. A Fatoni STNK BE 3723 DL, Noka. MH331B002AJ102936, Nosin. 31B-103002, An. Suparjo STNK BE 4562 YM, Noka. MH1JBC116AK834071, Nosin. JBC1E1833520, An. Cobli STNK BE 5781 PW, Noka. MH1JF5 110BK863924, Nosin. JF51E-1856543, An. Fitriyana
Terima kost thunan Jl.Pulau Bawean sukarame H 2,5 jt/thn fas lgkap, hub.081273545776
STNK BE 5792 TJ, Noka. MH1JB1 2184K032354, Nosin. JB12E-1032294, An. Suryono
Trima Kost Mggn, Blnn, Jl Griya Fantasi 2C/8 WHP Hub. 702498, 0812.727.7590
STNK BE 5988 NU, Noka. MH1HB32177K334104, Nosin. HB32E1327574, An. Sutiyo Wahono
Kntrkn kamar kost khusus putri,KM didlm bln/thn Smpg RSJ Kurungan Nyawa Hp. 085381018000
STNK BE 6107 CW, Noka. MH1HB71147K038725, Nosin. HB71E10456558, An. Sisca Yuliana
STNK BE 7025 DJ, Noka. MH8BF45DA8J199742, Nosin. F496-id-248033, An. Heri Aprianto STNK BE 7252 BK, Noka. MH1HB21164K144818, Nosin. HB21E1144624, An. Ahmad Abdullah STNK BE 7633 FI, Noka. MH32P20037K616801, Nosin. 2P2-616878, An. Rosnita STNK BE 8343 FI, Noka. MH8BE4DFA7J477116, Nosin. E451-ID-480272, An. Aida Sari STNK BE 8616 NW, Noka. MH35TL 0047K549759, Nosin. 5TL-548795, An. Fery Yulias
Dunia Kolam Renang: Pembtn, prwtn, perbaikan, obat-2 an, peralatan Jl. Hayam Wuruk 198 E Kedamaian tlp. 0721- 7444567
KOMPUTER
SK 100% Pegawai Negeri Sipil No: 272/ UP/PDK-LS/1989 tgl 03 April 1989 An.Sugiyarto Nip 131542491 SK Bupati Lampung Timur No.B821.13/239.A/20/2012 tgl 27 Maret 12 ttg perub.stts CPNS jadi PNS TH 2012 An.Irmalia Safitry, S.So
KURSUS -KURSUS MENJAHIT
bisa disalurkan kerja. Cpt2 ikut kursus menjahit &mode JULIANA JAYA.T.Umar Gg.Kiwi 5.Cp 701677081540816997
MESIN FOTO COPY CV. Mitra Abadi jual, sewa, perbaikan, suku cdg, tinta, foto copy,
KESEHATAN PIJAT KEBUGARAN Vivi Urut Tradisional, refeleksi dll. Terima panggilan. Hb. 0721-7179066, 085267904681, 081933591789 N I S A M A S S AG E U R AT, terapi pengobatan,perwtn, bisa dipgl. 082181823301
KOLAM RENANG CV. Lampung Pool special pembuatan kolam renang, jual alat-alat kolam, obat kolam dll, www.lampungpoll. multiply.com hp.081369144878
0812. 7909898
ALUMINIUM Spesialis kusen, jndla, partisi, pntu almnium, folding gate, rolling door, rak alm dll, mrh ber garansi. Hub. Toko MITRA Jl. Samratulangi 33 A tlp.7477282, 081379200333
BAHAN BANGUNAN FOLDING GATE Moga Jaya Folding Gate melyni penjualan bahan & pembuatan folding gate harmonka juga mlyni pembuatan trails, pagar, canopy, stenlis & besi tempa, work shop Jl. Tawas 31 Yosodadi Metro tlep.0725-7007373, 0812.72324459
GUDANG DIJUAL Dijual gdg lok strtgs sntra bisnis hsl bumi (cklt,jgung,singkong) u/gdg pngepil, LT 2880 LG 612 LK 90 Pringswu lpg hb.082372368309
KEBUN DIJUAL Kebun SHM,Ls. 2,1 Ha di Pal Putih simpang dkt PTPN 7 akses KotaBaru Jatiagung, 2 KM dr Jl.Ir.Sutami, hrg 50rb/m, ada jati, coklat, kelapa & deposit silica. Hub.0811722018
Dijl rmh, Renov. LT.105, 2Lt, 4KT,2KM,S. bor,grasi di Griya Sukarame Blok B 10 No.25, H 275 Jt/Ng 081343300117 Dijual cpt rmh LB 600, LT 750 m2, 6 KT, 4 KT, 4 KM, sumur bor, SHM, Jl.Maulana Yusuf No.39 A. Hub. 081272269699 (tdk sms) Dijual sgr Rumah di Perum B.Raya, Lt.114 M2, SHM, full renov, 4 KT, KM, 900 w, PAM, jln utama, dpn masjid Hub.0721-7507126 (TP) Rmh Jl.Flamboyan, lokasi strategis u/ usaha & perkantoran, ukuran tnh 600 m2, sertifikat hub. 082181825899 (no sms) Dijual rmh SHM, di Gading Rejo Pringsewu hub. 081379001115, 081379885106 Rumah Kelapa 3 Asri Gd Air TKP 1,5 Lt type 38, 1 km, 2 kt, SHM (300 juta). Hub. 085766720419 (tdk sms) Rmh Jl Griya Zamrud Blok Z/30, WHP (blkg ktr camat) Hub.0811976441, 081279259282, 08127960306
KOLAM DIJUAL KOLAM IKAN cck utk lobster, Kp Baru Unila, SHM, 1400 m2, 750 jt/ nego. Hub. 0812.72738989, 771704, 081379789456
RUMAH DIJUAL Dijual cepat RUMAH & TANAH di Jl. Amir Hamsyah No. 66, Gt Royong, Lt.380m, SHM, Hub.085269434549 TP
Rmh Jl A. Dahlan 39 Pahoman (br renov. tgkt,hook Jl Way Kanan sebrang MTSN 1, ex wartel) Hub. Pemilik Way Semangka atas 61 (Bpk Yulifan Farid) Rmh dijual cpt 2 rumah,LT/LB 361/108 & LT/LB 213/216, Jl. W. Monginsidi Gg.Murai 26 T.Betung,garasi luas,SHM. Hub:0821-81050309,0721-273348
DIKONTRAKAN Rmh dikontrakan fas.5KT, 3KM, AC 2 buah, List 2200 W, air pam & bor, garasi, kitchen set, Jl.P.Antasari (Perum Bukit Kencana Blok J/19). Hub.082111117759-082176694946
OVER KREDIT Rmh Perum Vila Bukit Tirtayasa bloc A2 LT 148, LB 110, KT 4, KM 2, hub. 085357469685 (Sukabumi)
MUSIK
t,pt tinggal & usaha, SHM, hrg 490 rb/ m2, ng, hub.082175533374 Dijual tnh 572 m2, di Jl.P. Bangka, sukabumi, SHM, hrg 480rb/m2,ng, hub.082175533374
Dijual tnh Kav. Uk 10 x 16 m2 di Jl. Pangeran Senopati Gg. Yudistira Kel Harapan Jaya Sukarame Bdl Hub : 0811721206/07217539918 Dijual cepat tnh 340 M2, SHM, METRO PUSAT Jl.Imam Bonjol, smpg pool bus hrg 272 jt nego, hub. 081288005254 Hajimena Natar, SHM, cocok utk invest, hrg 85 jt, ng, hub.082175533374
Merek Anda Bermasalah, atau ingin Daftar? Hubungi Kami :
ARDAN NASUTION INTELLECTUAL PROPERTY Konsultan Merek, Paten, Hak Cipta, Desain Industri dengan Reputasi Internasional
Office : Gedung H. Mugni Lt.2 Jl. Raya Jatiwaringin No. 1000 Jakarta Timur 17411 Website : www.ardannasution.com
Tnh 10.800 M2, Jl Raya Trans Kalianda Sidomulyo, Lamsel,SHM, Rp. 125.000/m2 Hub. 085369480372
TANAH KAVLING Dijual Tanah Kavling di Korpri Sukarame blok B-14 no.20 Ls. 425 M2, h.125 jt. Hub. 07213638288 (tdk sms) Dijual tanah kapling, Desa Sidosari, Natar, Lamsel dpn Balai Desa Sidosari, Luas 170 m2, hrg 25 juta nego, BU, hub. 081279029666
MINUMAN KESEHATAN Minuman kesehatan, ingin naik/turun berat bdn, sehat dgn es krim ? tanpa efek samping, bergaransi 30 hr uang kembali hb.085840724310
LBB SMART PRIVAT tlp.0853822 86133, 085769650375 Bimbel & Privat TK-SD-SMP-SMA-SMK
Privat Bintang Education smua pljrn TK, SD, SMP, SMA, umum, mengaji, guru dtg ke rmh, professional & sabar, siap UN, semester. hub. 07213667558, 0813 69 277 269
PENGOBATAN
OBAT TELAT BULAN
E-mail : ardan@ardannasution.com | ipr@ardannasution.com
Rp. 150.000/m2 Hub. 085369480372
Lamaran dikirimkan ke : AIRA Skin Clinic JL. RE. Martadinata 15, Solo SMS : 08179775500 SEDOT WC Sedot tinja/wc pakai mbl tangki & atasi mampet slrn tnp bkr, dlm & luar kota, bs sewa toilet portable. 07217400060, 085377528233
Hotline : (021) 849-79-690 | 0813-1628-1105
Dijl DAGING AYAM tnp tulang (bonles dada, paha) ready stok dijamin hrg mnarik hb.Ibu Suharti 085366615000, 08218360093
SERVICE DARMIN Elktrnik trm srvice pnggil TV, VCD, DVD, speakr active, k.angin, strika dll (bs tukr tmbh). Hub. 082184364724, 087899506812 SERVICE PANGGIL AC, Kulkas, Frezer, M. Cuci, W. Heater, dll. Hub. 081272590428
Bth gr dtg krmh!! PRIVAT GEMILANG EDUKASI, TK,SD-SMA semua mt pljrn & mengaji, hb.085769578109, 085273193465
Anda telat bulan & lancer haid..??? kami ada solusi cepat & aman, cukup 1x pakai dlm waktu 3 jam dijamin lsg lancar 100 % aman tnp efek smpng, BERGARANSi sampai tuntas. 082169071222, 082388563333
Tnh 2,1 Ha Jl Raya Sidomulyo
da, Desa Lubuk Kalianda,Lamsel,SHM,
Dijual tanah ukuran 4400 m, hrg 35 rb/m, Lok Karang Anyar hub. 081379682480, 085766667382
PENDIDIKAN PRIVAT
KOYO PENYERAP RACUN & TOKSIN merk kinoki gold hrg 7rb sepasang hb.082375381764
(Trans) depan SPBU,SHM, Rp. 100.000/m2 Hub. 085369480372 Tnh 4.600 M2, Jl Raya Trans Kalian-
Dijual tanah ls + 2 Ha lokasi Jl. Raya Candimas, 175rb/m nego, Tp. Hub. 0812.7928542(Sartian, At 08127900306
PENGINAPAN PONDOK PALAPA, HARGA MULAI DARI 85 RBU, DI PUSAT KOTA, FAS : AC, TV, KM PRIBADI, BREAKFAST, PARKIR LUAS, JL. P.E.M NUR 7623158, 7188333, 087899764477, 085380151888
SINARTA musik pernikahan, saurmatua, orgen tunggal, pesta bonataon dlm & luar kota. Hub. 085216105475 Drs. Edison E. Sinurat.
Sukabumi Indah pinggir jln cocok u/
RUKO
TANAH DIJUAL
Dicari yang ingin pendapatan tambahan 3-5 jt/bulan, hub. 082178104488 (widi)
Privat Siklus Guru dtg kermh semua pelajaran SD,SMP,SMA Hub:07217481330/0857-68003557
Dijual tnh 845 m2, di Jl.P. Bangka,
DIJUAL Dijual cpt ruko 3 Lt 4x15 m tnh lebih 4.5x15 m Jl.Gajah Mada (smpg LP3I). Hb.082133947417
PELUANG USAHA
Paket alat music band Rp.15jt dijual seharga Rp.10jt saja (New) Sound System Tasso T3 ±6000w Rp.48jt (second, new Rp.100jt) OBRAL alat band & soundsystem berbagai merk terkenal, disc s/d 40% Yamaha,JBL,Mackie,Allen & Heath,AXL,Sonor,Tama,RMV,Iban ez, Artrock,Cort,Best,Rhyme,Gallien Krger,dll Rama Swara telp.(0721) 251652-0811792034
PROPERTI Rumah minimalis tipe: 65, LT: 120, lgkap tinggal masuk saja, PU Griya Sejahtera Hub. Yos 081279673226.
ADI Musik: jl/tkr tmb: i5(4) i4(5) i3(5,5) Pa50(7) Pa80 Pa500, PSR900, KN1400, 2400,2600,X50,CORA,Blazer,Beta 3 ,PV16ch,8ch,CS800,AD3600,Behr. 20 ch, a/esis,DOD, AXL. Ph.268983, 081369139529.
msn Analog & Digital. Hub. 7505050, STNK BE 7026 EY, Noka. MH8BE4DFA9J-722042, Nosin. E451-ID752389, No.BPKB.7558051f. an. Setio Widodo
Wanita, kulit wajah bersih , Domisili di Bandar Lampung
DAGING TANPA TULANG Jual laptop murah hy 1,3 jt, kondisi normal, garansi, psedian terbatas, berbagai sparepart, srvl, TT trm laptop bekas hub.081319900982
Bisa cpt cari uang disk 20%-50%, STNK BE 9439 DH, Noka. MHML300DPYR267596, Nosin. 4056C-071365, An. Haerudin
DOKTER APOTEKER AS. APOTEKER AIRA Skin Clinic, Membutuhkan Dokter Umum, Apoteker, As. Apoteker untuk kota “Bandar Lampung”.
Lamaran & CV kirim ke: HRD CV PACIFIC PLASTINDO Jl. KH. Agus Anang No. 999 TBS Bandar Lampung (paling lambat 1 minggu setelah iklan)
Kirim ke
AC
LOWONGAN KERJA
Dibutuhkan segera:
Dibutuhkan karyawan / karyawati untuk bagian :
WINDA AC jual AC/Secd, serv/cuci AC, kulkas, dispenser, PS ms cuci dll, 257556, 7403726 08127921648 & 0721-7174866. Minggu Buka
SELASA, 27 NOVEMBER 2012
LOWONGAN
RUPA - RUPA ATASI MAMPET Spesialis Atas Mampet Sal. Air, Wastafel, WC dll, tanpa bongkar garansi, bisa kuras sumur. Hub. 082180803233.
LOWONGAN Dibutuhkan cepat utk pssi gudang, recepsionist, adm & staff umum, pend min SMU/sdrjt usia max 27 th, lmrn di antar lgsg, ke Jl.Z.A.Pagar Alam Ruko no.13 dpn terminal Rajabasa CS.(0721)770526, HP.087771493121
Dibutuhkan GURU BAHASA MANDARIN utk tingkat TK, SD dan SMP @ilab (bimbel khusus national plus & international schools students). Contact: Teny 082185000068
Dicari cpt Asisten B.Ingg Llsn D3/ S1,Lncr B.Ingg,Lmrn krm lgs ke WIDNA ENGLISH SCHOOL,Jl.Way Seputih No.4 Pahoman hb.254184, 081379383494
Dbthkn segera Mngr Operasional, SPV, Operator, Waitres, brpglman, kirim lamaran ke TANAKA KAROKE, ex Holiwood Karoke, Jl.Yos sudarso No.272 TB.482304
PT.Mutiara Putra Utama, di bth TKW tujuan, SGP, MLY, HKG, TWN, proses cpt, resmi uang saku 4 jt, pot gaji kcil hub.081279495999, 08788346666, 081929890666, 085766881666
RENTAL & SERVICE
GARANSI
1
SUMUR BOR
– FORKLIFT – WHEEL LOADER – EXAVATOR – GENSET
TAHUN
CV. Agil mnrm pmbuatn smr bor, service p.air, semirsibel, penjualan pompo & jet pomp Hb. 082372591806, 085769664109, 081274702211 “RIZKY BOR“Menerima Pembuatan Sumur Bor Mesin,Service Pompa air,Gulung Dinamo,Instalasi dll Hub:085367519001, 081379136574
Dicari Marketing Lapangan yg ulet, jujur, pengalaman tdk diutamakn, gaji pkk & bonus hub. 0721774677, 08127928273
SALES, RENT , & SERVICE COPY, PRINT, SCAN
bizhub 164
Solusi BisnisTerbaik Anda
Pastikan Membeli Yang Resmi & Bergaransi
WALET Buana Jaya Walet Jl.Kartini 98 (sbrg BNI) tlp.262686 jual alat-2 Walet, telur, sound sytem, Timer dll.
Daler Resmi
PD SAKURA Jl. Ikan Bawal 37 Teluk Betung telp. 0721 481779, 484714
Hubungi
ALOK
0813-85931888 0721-3560288
KLINIK PENGOBATAN TRADISIONAL SPECIALIS DITANGANI OLEH AHLINYA
Bpk. ABDUL AZIZ Yang Sudah Teruji & Berpengalaman DINKES.448,502.09.2011
Pastikan anda berobat pada ahlinya Tanpa Efek Samping Permasalahan semua Agama & usia. Bukan Bahan Kimia Menggunakan RAMUAN TRADISIONAL Disertai penerapian yang unik dibantu do’a MENGATASI KELUHAN PRIA & WANITA * MAMPU MENGOBATI MATA KATARAK/RABUN Pria: 1. Impotensi Total Normal Kembali 2. Lemah Syahwat/Ejakulasi Dini 3. Disfungsi Seksual 4. Diabetes 5. Kesuburan Sperma 6. Stamina Pria 7. Menambah Ukuran Kejantanan Besar Panjang Keras Tahan Lama
a
Biay
00
00.0
Rp.5
Wanita: 1. Menjaga Keharmonisan Pasutri 2. Ramuan Rapat Vagina 3. Keputihan 4. Membuka Aura Kecantikan & Ketampanan 5. Memperindah Payudara 6. Ingin Mudah Keturunan 7. Kangker Rahim Kista 8. Ingin Pasang Susuk
ALAMAT PRAKTEK Jl. Teuku Umar Gang Gajah No. 45 Kedaton, (depan Makam Pahlawan) Bandar Lampung Telp. 0858 4011 1656 – 0812 7225 5554 Buka setiap hari pkl. 08.00 – 21.00 WIB Segera dapatkan & Buktikan Khasiat Pengobatannya Hanya di Klinik Bpk. ABDUL AZIZ
Pariwara
SELASA, 27 NOVEMBER 2012
LAMPUNG POST
I 21
OTOMOTIF MOBIL DISEWAKAN CV. SAMANIA. Cary/Futura 125 – 175 rb Bndra 100 PU/Kda 150-200, Avz/ Xen/Apv/Kjg 200-250, Inv 300-350. Hub. 0721-7344447, 9901230
Daihatsu Zebra 1.3’90 MB, me-
DAIHATSU Taft Hiline’91, hjau strum,BE,BR,bdy mls, S.pkai H.46jt, hb.081540884008 Jual cpt BU, Terios 2007 TX, Hitam, ors, mewah, BE Kodya, AC DB dingin,
JONI NIAGA RENT CAR: Inova, Kijang Capsul, Avanza, Xenia, APV, Altis, ALphard. Hub. 7403700, 7692086, 0812.7264905
dijual cepat. Hub. 081369363298
******** OTO RENT CAR ******* ******** XENIA / AVANZA ******* ***** 200 rb/hari – 4Jt/ bln ******* ***** syarat mudah - harga murah *** Call 241241, 7301153, 081279773313
Xenia Xi Family’08 Biru Muda Met, pjk br, Ori, spt br, VR, komplit, Bs krdt Ng. 081379876999
****** OONK RENTAL CAR ****** Sewakan Sedan Pengantin, Innova, Avanza, Xenia. Hub: 0721-7471813, 0811.799813 UJM RENT CAR New Inova Diesel, New Avanza, antar / jemput bandara, harian / blnan Hub. 260633, 7442800, 085287815588, 081217983555, 087886178888, 085769220808
MOBIL PENGANTIN Disewakan MOBIL PENGANTIN Mercy New Eyes Warna Silver. Berminat hub. 0721-7361700-0811728117
MOBIL DIJUAL CEVROLET Cevrolet Aveo silver’05, be, orsnl, siap pakai, hub.082326036565
Dijual cpt Xenia bergaransi dp awal 37jt angs 2,7jt 3th, Hub. 081272341188
PROMO DAIHATSU ALL NEW XENIA TERIOS GRAND MAX PU GRAND MAX MB SIRION LUXIO
rah, tgn 1, 18 jt, bisa TT mtr, hub. 081372241557, 081272366649
Daihatsu Rocky th 93, be, ac, vrbr, wrn hitam, jl.hayam wuruk 85 kedamaian hub. 0721-3624000
Espass pick up’00, be, biru, jl. hayam wuruk 68A kedamaian hub. 085658882382
Rocky’97, independent, hrg nego, biru metalik hub 08538182005, 085368361111
Grand max PU’09 biru tua BE, harga DP Rp 19 Jt-an DP Rp 23 Jt-an DP Rp 8 Jt-an DP Rp 16 Jt-an DP Rp 21 Jt-an DP Rp 16 jt-an
Free Jasa Service 50.000 KM, melayani Liwa, W.Kanan, T.Bawang, Kt.Agung, Tanggamus,Kalianda dll. Proses mudah & cepat. Hub. ANGGA DAIHATSU 0813.69538676, 3661581.
nego siap pakai Hub. 081379766664 Espass Mini Bus ’98, biru BE, harga nego Hub. 081379766664
SEDAN CLASSY ‘ 92, merah BE siap pakai nego Hub. 081379766664
Taft Hiline ’94, biru tua, BE ban 33, body mulus harga 115 jt Hub. 081271425499
Taft Hiline pick up’93, BE, Biru, hrg nego. Hub. 081379986809
Terios Type TX MT’07, silver, variasi full, tgn pertama, pjk bln 9, hrg 150jt. Hub. 081369432000
Sedan Ford Laser th 97, wrn merah,
TAFT ROCXY 1.93 Hitam, BE. hubungi. 081272707065
hub. 081379986809
TAFT GT’87, Biru, BE hubungi: 081272707065 Taft rocky 4x4’06, pjk bru, hitam, nego, hub.081379766664
FORD
be, bodi mulus, siap pakai 23 juta negi,
HONDA Honda All New CRV 2.0 A/T’2010 Putih Mutiara, ban baru, pjk pjg, mls spt baru, hrg 305 Jt nego. Hub. 0812.79049277.
JAZZ tipe S’A/T 2008, hitam, plat B, masih ada asuransi, allrisk tangan pertama, hub.santo 081379358787 Honda Cielo’95 hitam, BE hub. 085269322254 Honda City Z.VITEC’01, siap pakai, hub.081274568439 CRV 2.0 AT 04, hitam met, BE kodya, istimewa, hub. 081369519239
Jazz Idsi, matic ’04, b, gold, jl.hayam wuruk 68A kedamaian hub.085658882382
ISUZU Panther Grand Toring 2010 akhir, brg mls tgl pakai, BE, hrg nego hb.081280549669 Panter LV’04 akhir, barang mulus, siap pakai, jual cepat 116 jt, hub. 081280549669
KIA
OPEL
KIA VISTO’03 hitam, BE hub.081272707065
MERCY Mercy F 300, th 1992, hitam, BE,s. pakai, hrg nego. Hub. 081369411030, 085378709022
SUZUKI
MITSUBISHI Colt L 300 minibus’03 merah, 37 jt hub.085377944555, 085269913331, 081315617418 Mitsubishi Lancer ’94 (EVO 3), silver, kondisi mesin 80%, mlus, hrg nego yg berminat hb. 085669729366
Mitsubishi Greandis A/T’06 , mls hitam, mits Lanser ex A/T’09 Silver hub.0811728748 L300’99, Solar, coklat tembakau hub 08538182005, 085368361111 TS’09 Biru, BE. Hub. 0853.6836111, 0811724576.
Panther LS’02, biru metalik, nego, siap pakai hub.081379766664
L 300 PU’09, be kodya, hitam Jl. Hayamwuruk 68 A Kedamaian hub. 085658882382
Panther Grand Touring 2,5’10, be, acdb, coklat met, Jl.Hayam Wuruk 68A Kedamaian. Hub.085658882382
Mitsubishi TSS mini bus 1997 warna merah siap pakai, hrg 32 jt nego Hub.081379986809 L300’06, Hitam, BE. Hub. 0853. 6836111, 0811724576.
NISSAN Panther Royal 2.5 Th’96, BE,AC,VR,BR, Buri Met. Hb.0721 3624000
Opel Blazer LT’99, Abu-abu Met, BE Kodya, siap pakai, harga nego. Hb. 0812.79236565.
Panther LS 2006, orisinil, Hitam, turbo 2,5, kondisi siap pakai, plat BE, hrg 167 jt nego, hub.085368432008
Grand Royal th 97, merah, be, ac, dbl, pwr wndw, vr, siap pakai hub.085213476565
Opel Blazer montera th 2000, kondisi sangat mulus tdk kecewa pjk pjg harga nego hub. 081369900065
Terano Spirit 01, hitam, B, roda blkg, siap pakai hub.082179967007
Suzuki Jimny Katana GX 92, BE kodya, AC, R/T, merah, hrg nego hub.085266467809 Suzuki Sidekick 96, ungu metallic, dvd, ban 31, 8 biji, body kaleng 65 juta, nego hub. 085267336111 Suzuki Carry-Pick Up 1,5 th 2007, hrg 30.000.000, hub. 085269613331, 087788919747, 081315617418
JL CPT KATANA GX’90, power stering, DVD, hrg 38 jt, nego, pjk januari. Hb.0725.43372 Suzuki Sidekik ’95 hitam, BE hub.081272707065
Timor’99, silver so, 48 jt, nego, siap pakai hub.081379766664
Toyota Vios Ex Taxi’05, hitam,
Timor’97 SOHC, Biru Met, siap pakai, harga nego. Hb. 0812.79236565.
jt, nego, Kijang Krista 03, hitam
Avanza G’04 BE, Nopil 3 Angka, brg mls, s.pakai 106 jt nego hb.081280549669 Toyota Harrier 2.4L 2WD AT, Thn 2005, Warna Hitam, Bensin. Nopol BE.Hub Bpk. Bambang 085839082345 K i j a n g S u p e r ’ 9 0 co k l at, B E hub.081272707065
AVANZA G’10, Hitam, kond. Seperti baru, BE. Hub. 0813.69622245, 081272383285 Yaris’09 plat BE tangan pertama full orisinil kondisi istimewa harga nego Hub: 08127914914, 7629310 Kijang LSX-UP th 2000, hitam, Solar,
Futura GRV’02, BE, merah, hrg nego hub 08538182005, 085368361111 APV Pick Up’2011 BE, Hitam, Jl.H.Wuruk 68 AKedamaian Hb.07213624000
TIMOR Timor Dohc’00, B, Hijau Met, ac, ps, pw, remot, br, vr, bu, 49 jt nego hb.081274509966 Timor Dohc, biru’99, be kodya, mulus, sound sstm, siap pakai hub. 082179967007
silver, be kodya, bensin, istimewa,
Kijang mini th 91 long bodi, mulus, siap pakai plat be, 45 jt nego, hb.081379986809
K i j a n g P U ’86 Kepala Kotak , mulus, sasis, BE Kody,30Jt nego. Hb.081379986809
PS, PW, Ban baru, TV, DVD, full variasi, jual cpt bisa TT mbil hb. 0811792058 Didol Kijang LX’01, Hijau Met, BR, VR, Tape, ACDB, jok blk ngadep dpn, 91Jt nego. Hub.0853.68205907 Avanza G’08 hitam, hrg nego, orisinil hub.081379766664
Yaris Tipe E manual ’09, BE, AC, VR, BR, TV,Merah Met, Hb.0721-3624000.
Avanza G’07 Be, ACDB, VR,BR,Hijau Met, 120Jt. Hb.0721-3624000
Kijang Super Th’94, AC, warna Putih, hrg 63 Jt. Hub. 0721-3624000.
Kijang Kapsul pikep th’99, wrn htam, be, bodi mulus, siap pakai, hrg 67.500.000 hb. 081379986809
met, 182 jt Jl. Hayam Wuruk 68 A Kedamaian hub. 085658882382
Kijang SGX, kapsul th 97, be, acdb,
Soluna XLI’03, merah orisinil, trwat, nego hub.081379766664
silver, 140 jt Jl. Hayamwuruk 68 A
All New Avanza
Kijang LGX efi 1,8’04, be, acdb, vrbr, Kedamaian hub. 085658882382
Revo CW’2010 akhir, BE Kodya, mulus, nego. Hub. 085380904994 Suzuki Smash’2008, Biru BE Kodya, pajak hidup, hrg 7,5 Jt nego. Hub. 0852.15436438. Harley Davidson Ultra Clasic’2006, 3000 km mulus sekali, 99%. Mabua: Goldwing 2012 Brand New: Trial KTM Excf 250, 2013. Call Joko 08127207940
Smash CW tahun 2004, wrn biru, be, pajak hidup, hrg 5.500.000 nego hub. 085215436438
Inova G’09, BG, ACDB, VRBR, huitam
85 kedamaian hub. 0721-3624000
Yaris
Rino Engkel’91 Merah, siap pakai, BE Kodya, 45 Jt. Hb.0815.41287866, 0721-7380909.
MOTOR DIJUAL
kedamaian hub.085658882382
pw, ps, vr, biru met, jl.hayam wuruk
PIN BB 283FF6DC
TRUK DIJUAL Fuso missi th 2000 bak bebagua, pelat be, siap pakai, 275 jt, nego hub.081379986809
Kijang LGX’99, silver gold, nego hub.081379766664
INNOVA
Xenia 1,3 th 10 & Avanza th 11, silver, Nego Hub. 085381018000
Avanza G 1,3 vvti’07, be, acdb, hijau met, 118 jt jl.hayam wuruk 68A
Fortuner thn 2011, tanpa perantara hub.081369023555
OVER KREDIT
plat B, accessories lengkap, hrg 85
hub. 081369519239
TOYOTA
TIGER warna hitam tahun 2010 bulan 5 masih mulus terawat hitam jarang dipakai hub. 085669939689 Mio Soul bln 4 Th’2011, Merah, ada asuransi, 12,5 Jt nego. Hb. 085380672578.
OVER KREDIT Viar Karya 150 cc, pulangin 3 jt nego, 685rb/bulan sisa angsuran 20 bln, siap pakai, butuh uang cpt hb.082181684224, 089633131147
I
22
Daerah
LAMPUNG POST
SELASA, 27 NOVEMBER 2012
HARI KESEHATAN
Cukuhbalak Bisa Dilalui
Diperlukan Disiplin Ilmu dan Keterampilan GUNUNGSUGIH (Lampost): Bupati Lampung Tengah Ahmad Pairin mengatakan kesehatan merupakan masalah yang kompleks. Untuk menyelesaikan persoalan kesehatan, dibutuhkan multidisiplin ilmu dan keterampilan. Pemerintah maupun penyelenggara pelayanan kesehatan juga tidak dapat bekerja sendiri, dan masyarakat secara kelompok maupun individu, yang menjadi sasaran, harus memiliki pemahaman yang sama dengan pemerintah mengenai kesehatan. Hal itu disampaikan Bupati Lampung Tengah saat
bersilaturahmi dan ramah tamah dengan para petugas puskesmas se-Lamteng s e k a l i g u s pe n g u mu m a n para pemenang lomba dalam rangka peringatan Hari Kesehatan Nasional ke-48 di halaman Dinas Kesehatan setempat, kemarin. Pengorganisasian masyarakat yang dilakukan puskesmas dan jajaran kesehatan, lanjut dia, bertujuan mendorong secara efektif modal sosial masyarakat agar mempunyai kekuatan untuk menyelesaikan permasalahan kesehatan secara mandiri. (NUD/D-1)
KOTAAGUNG (Lampost): Setelah sempat terputus akibat tertimbun longsor, ruas jalan provinsi (Sukamara—Simpang Kuripan— Putihdoh) yang menghubungkan Kecamatan Cukuhbalak, Tanggamus, sudah dapat dilalui kembali, Minggu (25-11) malam.
LAMPUNG POST/SUDIONO LAMPUNG POST/M. IKHWANUDDUN
SERAHKAN PIALA. Bupati Lampung Tengah Ahmad Pairin menyerahkan piala kepada para pemenang lomba dalam rangka peringatan Hari Kesehatan Nasional ke-48 di halaman Dinas Kesehatan setempat, kemarin.
TANAM POHON. Penanaman pohon secara simbolis dilakukan karang taruna dalam Bulan Bakti tingkat provinsi yang dirangkai peringatan HUT ke-52, di Pekon Fajaragung, Kecamatan Pringsewu, Senin (26-11).
SEMENTARA
BULAN BAKTI
KT Harus Berkiprah untuk Masyarakat
PAJAK
PBB-P2 Dikelola Dispenda PA NA R AG A N ( L a mpos t): Pemkab Tulangbawang Barat akan mengelola pajak bumi dan bangunan perdesaan dan perkotaan (PBB-P2) secara mandiri pada 2013. Kepala Dinas Pendapatan Daerah Khairul Amri mengatakan peralihan pengelolaan PBB-P2 tersebut menjadi prioritas. Untuk memantapkan rencana tersebut berbagai persiapan telah dilakukan, baik persiapan sarana dan prasarana maupun sumber daya manusia (SDM)-nya. “Kami juga sudah menyosialisasikan peralihan ini ke semua kam-
pung,” kata dia. kemarin. Berdasarkan amanat Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2009 tentang Pajak Daerah dan Restribusi Daerah, peralihan pengelolaan PBB-P2 akan dilaksanakan selambatlambatnya tahun 2014. “Tahun depan kami sudah siap karena perda yang berkaitan dengan peralihan ini sudah diterbitkan,” ujar dia. Menyangkut SDM, pihaknya telah melakukan pelatihanpelatihan yang dibimbing langsung dari pihak kantor Pelayanan Pajak Pratama Kotabumi. (MER/D-1)
PRINGSEWU (Lampost): Kegiatan Bulan Bakti Karang Ta r u na ( BBK T ) d i ra ngkai peringatan HUT ke-52 Karang Taruna (KT) tingkat provinsi dan dipusatkan di Pekon Fajaragung, Kecamatan Peringsew u, kemarin, resmi dibuka Kepala Dinas Sosial A. Nurdin Sifrizal. Hadir pada acara tersebut antara lain Dirjen Pemberdayaan Sosial dan Penanggulangan Kemiskinan Kementerian Sosial Hartono Laras, Dandim 0424/Tanggamus, Kapolres Tanggamus, Wakil Bupati Pringsewu, Sekkab,
serta sejumlah kepala dinas, para camat, kepala desa, dan pengurus Karang Taruna kabupaten/kota. K e t u a K a r a n g Ta r u n a Provinsi Ario Febriansyah, dalam sambutannya, mengatakan sebagai bagian dari komponen bangsa, karang taruna juga tidak luput dari pusaran perubahan yang terjadi dalam kehidupan bermasyakat dan bernegara. Karang taruna juga sempat mengalami pasang-surut, tapi keberadaannya tidak pernah hilang ditelan zaman. Sebagai salah satu perekat bangsa,
tidak keliru jika karang taruna sering disebut salah satu pandu pemuda Indonesia untuk mengawal pembangunan negara. Sementara Dir jen Pemberdayaan Sosial dan Penanggulangan Kemiskinan Kementerian Sosial Hartono Laras meminta karang taruna menjadikan semua perubahan sebagai tantangan serta peluang, bukan sebagai hambatan. Tak kalah penting menunjukkan kiprahnya untuk hadir dan melayani masyarakat demi kesejah teraan sosial masyarakat. (ONO/D-1)
MASYARAKAT bisa berpartisipasi untuk menyampaikan keluhan dengan kirim SMS ke nomor 081379111475 dan 08127927359.
Yth. Anggota Dewan Kapan pejabat eselon III dan IV Pemkab Pringsewu pada struktur yang baru dilantik? Sebab, organisasi dinas sudah lama terbentuk.
BANTUAN
Suyono, Anggota Komisi A DPRD Kewenangan mengisi kelengkapan dinas adalah Bbupati. Kami sebagai wakil rakyat tugasnya hanya mengingatkan agar pelayanan masyarakat tidak terganggu.
LAMPUNG POST/HUMAS WAY KANAN
PENGESAHAN RAPERDA APBD 2013. Bupati Way Kanan Bustami Zainudin saat menandatangani nota pengesahan Raperda APBD 2013 menjadi perda, Senin (26-11).
PERTANAHAN
Buat Sertifikat Prona ANGGARAN Dikenakan Rp500 Ribu/Bidang APBD Way Kanan 2013 Defisit Rp15 Miliar
KRUI (Lampost): Pemohon ser ti f i kat Prona kembal i mengeluhkan tingginya biaya yang harus dikeluarkan. Pasalnya, pihak BPN gembar-gembor tidak mengenakan biaya sedikit pun untuk proyek nasional tersebut. Di Kabupaten Lampung Barat, sejumlah pemohon mengaku terpaksa mengeluarkan biaya sebesar Rp500 ribu untuk pembuatan sertif i kat per bidang lahan. Azwar, warga Pekon Way Sindi Hanuan, Kecamatan Karyapenggawa, misalnya. Ditemui kemarin, dia membenarkan banyak warga yang mendaftar ke panitia pembuatan sertifikat dengan harapan agar tanah mereka bersertifikat. Tetapi, para pemohon
kemudian dipatok dengan biaya sebesar Rp500 ribu untuk satu sertifikat. “Di pekon kami, kelompok masyarakat (pokmas) selalu tangan kedua, BPN mematok harga per sertifikat Rp500 ribu,” kata dia. Menjawab Lampung Post, Azwar menduga dana sebesar itu ada sebagian yang masuk ke BPN Lampung Barat. “Ya adalah, tidak mungkin biaya itu hanya untuk mengurus administrasi atau surat menyurat,” kata dia. Senada disampaikan Azwar, pemohon lain yang enggan disebut namanya, di Pekon Talangbamban, Kecamatan Pesisir Selatan, mengatakan dia tidak dapat menolak mengingat program Prona tidak selamanya ada. (CK-3/CK-1/D-1)
Pembersihan material long- rusak. Termasuk jalan lintas soran di wilayah Ruguk, Pekon- ba rat ( Ja l i n ba r) k i n i berdoh, Kecamatan Cukuhbalak, lubang dan bergelombang. ini tidak sepenuhnya tuntas. Penyebabnya, antara lain Petugas dengan mengguna- selain kualitas pengerjaankan alat berat milik CV Gelora nya terbilang setengah-setehingga Senin (26-11) pagi masih ngah dan sistem pembuangan berjibaku membersihkan mate- air yang juga buruk. Kond isi jalan berlu bang rial yang menutupi badan jalan. Panjang dan tebalnya material paling banyak terdapat di longsoran menyebabkan upaya ruas Jalan Ir. H. Juanda, Kopembersihan longsoran terlihat taagung, dan jalur dua Islamic Center Kotaagung. lamban. Jalan berlubang juga ada di Pemantauan Lampung Post, kendaraan masih harus ek- beberapa titik di Jalan Samudera strahati-hati saat melintas atau dan Jalan Merdeka, Kotaagung melalui daerah bekas longsoran (jalan dalam kota), dan jalan di karena sewaktu-waktu bisa Kecamatan Kotaagung Timur. Lubang ter jebak d i jalansisa-sisa Kondisi jalan yang sempit jalan ini lumpur. itu sangat licin, Di samterbilang pi n g it u , sudah cukondisi kup mengjalan yang jurang yang sangat dalam ganggu. sempit itu Di k hadi sisi lain yang langsung sangat liwatircin, semenkan, bila mengarah ke laut Teluk tara jut i d a k Semaka siap dengan batu- s e g e r a rang yang sangat daditangani batu di bawahnya. lam di sisi akan banlain yang langsung mengarah ke yak pengendara yang menjadi laut Teluk Semaka siap dengan korban. Sampai k ini terl ibatu-batu di bawahnya. hat belum ada penanganan “Untuk membersihkan long- dari pihak berwenang untuk soran sampai habis butuh memperbaikinya. Padahal, waktu tiga hari,” kata Burdani, set i ap ha r i ber mu nc u l a n kepala Badan Penanggulangan lubang-lubang baru. Bencana Daerah (BPBD) TangAir hujan bahkan menggamus, Senin (26-11). genang di jalan yang berlubang. Menurut Burdani, petugas Karena itu, pengguna kenkesulitan membersihkan ma- daraan mesti hati-hati, apalagi terial longsoran karena gum- bagi pengendara roda dua. palan tanah bercampuran batu Pengendara roda empat pun itu terkikis mata air dari tebing mesti hati-hati terhadap manubukit yang gundul. “Kalau cua- ver pengendara roda dua yang canya tidak hujan, insya Allah menghindari lubang. Kecelatiga hari. Tapi karena terbawa kaan lalu lintas disebabkan air dari tebing, longsoran masih banyak faktor, salah satunya terus terjadi,” kata dia. adalah kondisi jalan yang rusak. Selain jalan rusak, hujan Intensitas Tinggi disertai banjir di badan jalan Tingginya intensitas curah juga menghanyutkan timbunhujan di Kabupaten Tangga- an tanah bercampur kerokos mus mengakibatkan sejum- disepanjang Jalinbar di Kotalah ruas jalan di wilayah ini agung Timur. (UTI/D-1)
BLAMBANGAN UMPU (Lamp o s t): DPR D Way K a n a n mengesahkan RAPBD Kabupaten Way Kanan tahun anggaran (TA) 2013. APBD Way Kanan defisit Rp15 miliar da r i ju m l a h pendapata n yang direncanakan sebesar Rp783,4 miliar. Pengesahan RAPBD menjadi APBD tersebut berlangsung dalam sidang paripurna dewan setempat, dihadiri 37 dari 40 anggota wakil rakyat. Paripura d ipi mpi n Ketua DPRD Way Kanan Marsidi Hasan dan dihadiri Bupati Bustami Zainudin dan Wakil Bupati Raden Nasution, serta pejabat teras pemkab setempat, Senin (26-11). Da lam sam butan nya,
Bupat i Bustami Zai nud i n mengatakan nota persetujua n pengesa ha n R A PBD 2013 telah sesuai dengan kesepakatan waktu yang telah terbangun. “Kami memberikan apresiasi dan penghargaan setinggi-tingginya atas kerja sama yang dijalin,” ujar Bupati. Dia juga menyadari adanya keterbatasan dana yang dimilik i pemerintah se hingga masih banyaknya usulan dan aspirasi masyarakat yang belum diagendakan dalam APBD 2013. Sebelum RAPBD disetujui dan disahkan, beberapa catatan pandangan umum para wak i l rakyat d i sampa i kan oleh R aden Adipati Surya, Solihul Hadi,
Elyas Yusman, Yozirizal, dan Marsidi Hasan. Para wakil rakyat ini menyoroti tren pertumbuhan positif R APBD 2013, yang t id a k d i i m ba n g i den ga n target kinerja dan capaian anggaran yang jelas dan terukur. Dalam dokumen R APBD 2013, menurut Dewan, belum terli hat jelas dan tegas tentang penjelasan keterkaitan antara target capaian ekonomi makro dan rencana anggaran. Contoh, kata Adipati, besarnya pertumbuhan ekonomi secara global atau secara sektoral. Hal ini tidak dikaitkan dengan alokasi belanja pada masing-masing sektor SKPD. (LEH/D-1)
Warga Tak Mampu Permasalahkan Dana PKH BANDARNEGERI SEMOUNG (Lampost): Bantuan melalui Program Keluarga Harapan ( PK H ) u nt u k m a s y a ra k at miskin di Kecamatan Bandarnegeri Semoung, Kabupaten Tanggamus, tak tepat sasaran. Pasalnya, ada ada sebagian warga yang tergolong mampu masih menerima batuan dari pemerintah. Zayadi, warga Pekon Bandar Sukabumi, Kecamatan Bandarnegeri Semoung, mengatakan jika ada ada warga yang mem i l i k i kendaraan roda empat dan sawah yang luas, selayak nya tak mener i ma bantuan tersebut. Meskipun tidak menyebutkan warga yang dimaksud, keterangan Zayadi diperkuat Zulkarnaen, tetangganya. Ia mengaku memiliki anak yang masih duduk di SD dan SMP serta istrinya saat ini juga sedang hamil, tetapi dia tidak mendapatkan bantuan tersebut. “Saya rasa lebi h baik tidak ada bantuan ini daripada menciptakan ke-
cemburuan sosial di antara kami para tetangga,” katanya dengan nada kesal. Menanggapi keluhan tersebut, Yusrizal, pendamping PKH Kecamatan Bandarnegeri Semuong, berkilah tidak memiliki wewenang terkait penerima bantuan ini. Meskipun ditunjuk selaku koordinator, menurutnya, bantuan dana PKH diambil oleh Unit Pelaksana Program (UPP) Keluarga Harapan Pusat melalui database Badan Pusat Statistik (BPS). Sementara pihak kecamatan hanya melakukan validasi data dan sifatnya hanya pembenaran jika yang bersangkutan adalah warga kecamatan setempat serta jumlah keluarga sesuai dengan data yang ada. Kriteria penerima bantuan adalah wanita hami l atau memiliki balita sebesar Rp800 ribu, anak yang masih duduk di bangku SD Rp400 ribu, dan SMP Rp800 ribu/per tahun. Bantuan tersebut diambil selama tiga bulan sekali di Kantor Pos terdekat. (CK-2/D-1)
SELASA, 27 NOVEMBER 2012
Ruwa Jurai 24 Jam
DARI PEKON KE PEKON
HUT Mesuji Ke-4 Khidmat
LAMPUNG TENGAH—Pemekaran Kabupaten Seputih Barat dan Seputih Timur, Lampung Tengah, dinyatakan layak. Ketua Panitia Khusus (Pansus) Pemekaran DPRD Lampung Tengah, Bambang Suryadi, saat jumpa pers dengan awak media, mengatakan kini sudah dilakukan pengkajian oleh tim akademisi dari Universitas Lampung. “Dari informasi yang saya terima dari tim pengkajian, Seputih Timur dan Seputih Barat layak untuk mekar. Namun, dokumen hasil pengkajian belum kmi terima, yang nantinya dilaksanakan seminar penyampaian hasil pengkajiannya seperti apa,” ujar Bambang Suryadi, Senin (26-11). Dikatakan Bambang, prasyarat pemekaran untuk menyiapkan lahan seluas 40 ha, masing-masing wilayah ibu kota calon daerah otonomi baru tersebut telah dipenuhi. Kabupaten Seputih Timur menyediakan lahan seluas 60 ha dan Seputih Barat seluas 50 ha berikut akta hibahnya. (LUT/D-2)
PUNCAK perayaan hari jadi Kabupaten Mesuji yang ke-4 berlangsung khidmat. Selain istigasah, rangkaian kegiatan juga diisi dengan tabur bunga di makam pahlawan Mesuji, Muhammad Ali, di Kampung Wiralaga, Senin (26-11). Perayaan HUT Mesuji diawali dengan rapat paripurna istimewa Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) yang d isenggelarakan d i kantor Dewan setempat. Rapat paripurna dihadiri seluruh anggota DPRD, Bupati Khamamik beserta jajarannya, turut hadir Dandim Tulangbawang Letkol In f. Yana Susana, Kapolres T u langbawang A K BP Shobar men, ser ta tokohtokoh masyarakat setempat lengkap dengan pakaian adatnya. Saat par ipur na, Bupat i Mesuji Khamamik menga-
PKBI Gelar ‘Workshop’ Kesehatan LIWA—Guna menyikapi tingginya angka tersangka penyalahgunaan narkotika, hubungan seks sebelum menikah, HIV, dan sebagainya yang kerap terjadi pada kaum remaja, Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia (PKBI) Cabang Lampung Barat, Senin (26-11), mengadakan workshop kesehatan reproduksi dan seksual remaja. Kegiatan itu menghadirkan pembicara dari PKBI Lampung dan dibuka oleh bupati Lampung Barat Mukhlis Basri di gedung TP PKK Lambar di Liwa. Bupati Lampung Barat Mukhlis Basri dalam acara itu antara lain meminta kepada pihak terkait, misalnya Badan Keluarga Berencana, untuk mengatur peredaran alat kontrasepsi seperti kondom. Peredaran alat kontrasepsi seperti kondom mestinya diatur agar tidak terjadi salah guna yang dapat menyebabkan seks bebas. “Saat ini kondom dapat dibeli di mana-mana. Ini salah satu penyebab adanya seks bebas. Mestinya hal seperti ini diatur dan jangan asal jual yang penting habis,” kata Mukhlis. (ELI/D-2)
DOKUMENTASI HUMAS PEMKAB LAMSEL.
SERAHKAN SANTUNAN. Bupati Lampung Selatan Rycko Menoza S.Z.P. menyerahkan santunan kepada 50 anak yatim secara simbolis, pada acara Peringatan Tahun Baru Islam 1434 H dan Silaturahmi Bupati Lampung Selatan dengan masyarakat Kecamatan Sidomulyo, di Masjid ALMuhajirin, Kecamatan sidomulyo, Senin (26-11).
Koperasi Metro Memprihatinkan
METRO—Keberadaan koperasi di Metro memprihatinkan. Pasalnya, dari 185 koperasi yang ada keseluruhan se-Metro, 60 di antaranya diketahui kondisinya mati total dan mati suri. Hal tersebut disampaikan Kepala Dinas Koperasi dan Perindustrian Metro Mustahal di Pemkot, Senin (26-11). Menurutnya, 60 koperasi yang mati dan mati suri tersebut merupakan koperasi yang bergerak di bidang KSU (koperasi simpan pinjam) dan KSU (koperasi serbausaha). Bahkan, ada puluhan koperasi yang saat ini tidak jelas lagi keberadaannya. “Ada puluhan dari 60 koperasi yang kondisinya tak jalan dan tidak jelas pengurusnya maupun kantornya,” ujarnya. Sehingga sulit untuk didata kembali untuk dibina. “Itu yang menjadi kendala kami.” (CAN/D-2)
Raskin Dipenuhi Ulat KETAPANG—Setelah Warga Dusun Tamanjaya, Desa Tamansari, kini warga Desa Sumur Kecamatan Ketapang, Kabupaten Lampung Selatan, mengeluhkan jatah beras untuk masyarakat miskin (raskin) yang kondisinya jelek dan dipenuhi ulat. Menurut Suryani, warga Pulau Rimau, Desa Sumur, mengaku pada tiga hari lalu mendapatkan beras jatah sebanyak 15 kg. Namun, ia kecewa saat melihat kondisi beras yang dipenuhi ulat. “Bukan hanya warga Tamansari saja, Mas. Tiga hari lalu beras yang kami dari aparat desa juga bulukan, penuh ulat. Tapi bagaimana lagi, emang kami butuh, jadi sebagian sudah kami masak,” kata dia saat hendak melakukan perekaman e-KTP di kantor camat Ketapang, Senin (26-11). (KRI/D-2)
takan semua har us mensyukuri anugerah karunia Ilahi. Kemudian, HUT ke-4 Kabupaten Mesuji menjadi momentum introspeksi diri sejauh mana peran dan sumbangsih yang diberikan bagi Kabupaten Mesuji. “Jadikan peringatan hari jad i i n i s e ba ga i mome n yang menggugah kita semua untuk menanamkan rasa memiliki, mencintai, dan bangga sebagai masyarakat Mesuji,” ujarnya. Selain itu, kata Khamamik, momen hari ulang tahun dapat dijadikan motivasi dan menggelorakan semangat pengabdian seluruh aparatur dan masyarakat, serta meningkatkan kebersamaan dalam membangun sai bumi serasan segawe, yang berarti juga daerah yang d i huni oleh masyarakat yang damai dalam kebersamaan dan gotong royong. (UAN/D-2)
KALIANDA (09.30 WIB) LAMPUNG POST/JUAN SANTOSO SITUMEANG
HUT KE-4 MESUJI. Bupati Mesuji Khamamik, didampingi Elviana Khamamik, memotong tumpeng di rumah dinas Bupati, Senin (26-11), dalam acara ramah tamah dan syukuran HUT Mesuji ke-4 kabupaten setempat. Hadir dalam acara tersebut Ketua DPRD Mesuji Haryati Candralela dan seluruh anggota Dewan, jajaran Uspida setempat, serta tokoh masyarakat Mesuji.
RSMW Menjadi Program Unggulan PA NA R AGA N—Prog ram Ragem Sai Mangg i Wawai (RSMW) akan dijadikan program unggulan di Kabupaten Tulangbawang Barat. Dalam program ini disiapkan berbagai kegiatan yang menyentuh langsung pembangunan kampung dengan anggaran Rp200 juta/kampung. Kepala Bappeda Tulangbawang Barat Fauzi Hasan, didampingi Kabag Humas Fajril Hikmah, mengatakan RSMW merupakan program tetap Pemkab yang akan dianggarkan dalam setiap tahun anggaran. Dalam program ini Pemkab melibatkan langsung peran serta masyarakat dalam mengelola semua kegiatan yang dilakukan. “Dalam program ini ada kegiatan pengembangan ekonomi kerakyatan pembudidayaan ternak kambing. Dalam kegiatan ini pengelolaannya sepenuhnya diserahkan kepada masyarakat,” kata dia. Selain kegiatan ekonomi kerakyatan tersebut, dalam program ini juga ada kegiatan peningkatan infrastruktur. (MER/D-2)
I23
MESUJI (08.30 WIB)
Lampung Tengah Layak Dimekarkan
LAMPUNG POST
Kepala SDN Dipasena Tewas Mengenaskan TULANGBAWANG — Kepala SDN Dipasena, Rawajitu Timur, Padri (43), ditemukan tewas di pinggir jalan areal perkebunan sawit PT BNIL, Kecamatan Banjarmargo, Tulangbawang, Minggu (25-11), sekitar pukul 18.30. Saat ditemukan, di tubuh warga K ampu ng T r it u nggal Jaya, Kecamatan Banjarag ung, terdapat sejum lah luka tusuk. Tak jauh dari mayat itu, ditemukan Honda Supra X milik korban. Kanit Resk ri m Polsek Banjaragung Bripka Suhadi, mewakili Kapolsek Banjar Agung AKP Denni Andreas, Senin (26-11), mengatakan mayat tersebut ditemukan pertama kali oleh seorang satpam PT BNIL, Husin. Mayat tersebut ditemukan tergeletak bersimbah darah di pinggir jalan Pos 9 perkebunan sawit PT BNIL, Kecamatan Banjarmargo. ”Satpam tersebut menemukan korban saat melakukan patroli rutin d i a rea l perkebu na n da n pada sekitar pukul 18.30. Kemudian satpam itu melapor ke polisi,” ujar Suhadi.
Jajaran Polsek Polsek Banjaragung dan Polres Tulangbawa ng data ng ke lok asi kejadian. Kemudian, mayat tersebut dibawa ke K linik
saat kejadian korban sedang membawa uang sebesar Rp12 juta rupiah dari Kecamatan Rawajitu menuju ke rumahnya di Kecamatan Banjaragung, Tulangbawang. Ua n g i t u ad a l a h iu r a n dari para guru yang sedang menuntut ilmu di Universitas Terbuka. Dokter Wiwik, dari Klinik Sejahtera Medical, mengatakan korban saat dibawa ke
M A N TA N K e p a l a D i n a s Pendidikan Provinsi Lampung Jonson Napitupu lu, Sen i n (26 -11), memenu h i panggilan Kejari Kalianda, Lampung Selatan. Jonson kembali diperiksa sebagai saksi dalam perkara dugaan korupsi pembangunan SMK Negeri 1 Sragi, Lampung Selatan, senilai Rp900 juta. “Yang bersangkutan kembali kami panggil sebagai saksi. Hasil pemeriksaan saksi nanti digunakan untuk melengkapi keterangan dalam perkara dugaan korupsi pembangunan SMK Negeri 1 Sragi yang dibangun pada 2009,” ujar Kepala Seksi Pidana Khusus (Kasi Pidsus) Kejari setempat Ajie Prasetya, Senin (26-11). Menurutnya, proses kasus tersebut masih dalam taraf penyidikan. Tim penyidik Kejari Kalianda masih mendalami
indikasi penyimpangan dalam pembangunan SMK Negeri 1 Sragi. “Saat ini kami masih terus mendalami perkara dugaan korupsi pembangunan SMK Negeri 1 Sragi,” kata dia. Mantan Kadis Pendidikan Provinsi Lampung Jonson Napitupulu mendatangi kantor Kejari Kalianda, Senin (26-11), sekitar pukul 11.00, guna memenuhi panggilan kejari setempat. Hingga pukul 17.00, tim peny idi k kejari setempat masih melakukan pemeriksaan di ruangan kasi pidsus secara tertutup. Untuk diketahui, proyek pembangunan SMK Negeri 1 Sragi hingga kini masih belum diketahui berapa jumlah kerugian negera. Pasalnya, Kejari Kalianda masih menunggu hasil audit Badan Pengelola Keuangan dan Pembangunan (BPKP). (TOR/D-2)
Kami masih melakukan penyelidikan dan melakukan pengembangan apa motif
PEMBUNUHAN korban. Sejahtera Medical di Simpangpenawar untuk dilakukan autopsi. ”Kami masih melakukan penyelidikan dan melakukan pengembangan apa motif pembunuhan korban,” katanya. Dari lokasi kejadian, polisi mengaman kan Honda Supra X 125 da n sat u bua h bungkusan kardus. Sementara dari info yang didapat,
klinik sudah dalam keadaan meninggal. ”Korban mengalami luka tusuk di tangan sebelah kiri, luka tusuk di bawah ketiak sebelah kiri. Di leher sebelah kiri korban juga ditemukan satu butir peluru gotri senjata softgun. Korban meninggal akibat kehabisan darah,“ ujar Wiwik. (ATA/D-2).
SUKADANA (09.00 WIB)
rapa waktu lalu, mengatakan meskipun belum dikeluarkan surat DPO, Deson Muzni terus diburu oleh anggota Polres Lamtim. “Kami terus mencari keberad aa n Deson u nt u k ditangkap.” Menur ut d ia, untu k mengeluarkan DPO seseorang memang tidak mudah dan harus mengikuti mekanisme yang ada, seperti melakukan konsultasi terlebih dulu dengan pi mpi nan tersangka atau lembaga di mana tersangka bekerja. Namun, DPO Deson pasti akan dikeluarkan sebelum Deson dibekuk. H i ng ga kema r i n , sa k s isaksi yang diperiksa oleh tim Tipikor Polres Lamtim terkait kasus korupsi yang diduga di-
LAMPUNG POST/M. LUTFI
BELUM DIREHAB. Gedung kantor Pemkab yang terbakar beberapa bulan lalu hingga kini belum juga diperbaiki. Kondisi ini menyebabkan beberapa bagian harus menumpang di bagian lain untuk menjalankan tugas pemerintahan. Foto dibidik Senin (26-11).
TULANGBAWANG (10.00 WIB)
Mantan Kadis PU akan Jadi DPO POLRES Lampung Timur sedang memproses surat penetapan daftar pencarian orang (DPO) terhadap mantan Kadis PU Deson Muzni, tersangka dugaan korupsi proyek di Dinas PU senilai Rp1,5 miliar. Kasat Reskrim Polres Lampung Timur AKP Ketut Suryana mengatakan surat DPO Deson Muzni sudah diajukan ke Kapolres, Senin (26-11), untuk ditandatangani. “Surat DPO sudah diajukan. Kalau sudah diteken kapolres, saya akan i n for masi kan,” kata Ket ut, saat d i hu bu ng i v ia ponselnya, kemarin. Sementara Kanit Tipikor Pol res La mpu ng T i mu r Iptu Zaldi Kurniawan, saat ditemui Lampung Post bebe-
Mantan Kadis Pendidikan Provinsi Diperiksa Jaksa
lakukan oleh mantan kepala dinas PU Lamtim tersebut ter us ber tam bah. Namun, Zaldi belum bisa memberikan keterangan siapa saksi yang sudah diperiksa dan akan dipanggil lagi. Sebelu m nya, K apol res Lampung Timur AKBP Arar Tuntalani, pada Jumat (1611), me n g at a k a n m a nt a n K ad i s P U te r s e but s ud a h mangkir sebanyak dua kali untuk memenuhi panggi la n pemer i k s aa n. Me l a lu i penasihat hukumnya, yang bersangkutan mengaku sa k it. Na mu n , h i ng ga ke marin, Deson tak kunjung d i keta hu i keberadaan nya dan polisi masih melakukan pencarian. (GUS/D-2)
Polisi Tangkap 33 Pemuda Perusak Rumah dan Motor P OL R E S T u l a n g b a w a n g menga ma n k a n 33 ora ng yang diduga sebagai pelaku perusak an rumah Hariyanto di Kampung Mercubuana, Kecamatan Way Kenanga, Tulangbawang Barat, pada Minggu (25-11), sekitar pukul 20.00. Selain itu, 19 unit motor juga dirusak. Wakapolres Tuba Kompol M.R. Arvan SIK, Senin (26-11), mengatakan kejadian perusakan ini bermula dari aksi kebut-kebutan yang dilakukan beberapa orang yang sedang mabuk minuman keras. Aksi tersebut dilakukan di Kampung Mercubuana. Hariyanto yang melihat kejadian
itu langsung menegur para pemuda yang sedang kebutkebutan itu. Selain membuat bising, aksi para pemuda itu juga membahayakan warga. Ketika ditegur, para pemuda it u d i a m saja da n pergi dari tempat tersebut. Namun, tak disangka, para pemuda yang sedang mabuk tersebut rupanya mengadu ke rekan-rekannya. Tak lama kemudian mereka datang kembali ke Mercubuana dengan jumlah yang lebih banyak. Puluhan pemuda dengan menggunakan puluhan sepeda motor mendatangi rumah Hariyanto dan mengamuk. (ATA/D-2)
I
24
Membangun SDM
LAMPUNG POST
SELASA, 27 NOVEMBER 2012
Peringatan Hari Guru dan HUT Ke-67 PGRI
PEMENANG O2SN Bupati Lamsel Rycko Menoza S.Z.P. menyerahkan piala kepada siswa pemenang lomba O2SN, di lapangan Sidomulyo, Lampung Selatan.
LAMPUNG POST/JUWANTORO
Ukir Prestasi Pendidikan di Bumi Bertapis Helau DINAS Pendidikan (Disdik) Lampung Selatan tidak mainmain dalam meningkatkan dunia pendidikan. Hal ini dilakukan agar mutu pendidikan di kabupaten itu baik.
B
ahkan, Disdi k Lamsel menerapkan disiplin guru sesuai Peraturan Pemerintah (PP) No. 53/2010 tentang Disiplin Pegawai Negeri Sipil (PNS). Kepala Disdik Sulpakar mengatakan untuk mengetahui tingkat kehadiran guru di tiap kecamatan se-Lamsel, pihaknya kerap melakukan inspeksi mendadak (sidak). “Sidak akan terus dilaksanakan secara rutin ke semua sekolahan dan tidak terjadwal waktunya sehingga para guru tidak ada alasan lagi untuk tidak masuk kerja. Sebab, sudah diatur dalam PP 53/2010 itu. Untuk guru PNS jam kerjanya selama 37 jam/minggunya,” ujar dia. Menurut Sulpakar, tugas seorang guru sangat berat. Selain harus dapat memberikan contoh baik pada muridnya, juga amanah masyarakat dan bangsa yang dipikulnya adalah pembentuk generasi penerus bangsa demi. Sehingga tercapai mutu pendidikan yang lebih baik di masa mendatang. “Untuk itu, jika terdapat guru ya ng ma ng k i r da la m menja la n tugasnya, Disdik Lampung Selatan
akan menerapkan sanksi terhadapnya. Tapi, kini baru sebatas sanksi teguran dan guru yang mangkir disuruh membuat surat pernyataan di atas meterai,” katanya. Pembangunan bidang pendidikan, lanjut Sulpakar, diarahkan pada peningkatan akses pelayanan dan mutu pendidikan. Salah satunya mem bang u n u n it sekola h bar u (USB) SD pada daerah yang sangat jauh dari jangkauan masyarakat, seperti di Pulau Sebuku. Dalam rangka melengkapi fasilitas sekolah dibangun juga perpustakaan. Pada 2012 ini telah dibangun 29 unit perpustakaan, 39 gedung SD direhabilitasi, 28 lokal pembangunan ruang kelas baru SD, dan 10 unit rehabilitasi gedung SMP, serta 15 lokal pembangunan ruang kelas baru SMP. Sulpakar menjelaskan anggaran pend id i k a n ya ng d i a lok asi k a n dalam APBD telah di atas 20% sebagaimana diamanatkan UU No. 20/2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. Program dan kegiatan strategis bidang pendidikan yang telah dilaksanakan pada 2012 adalah peningkatan mutu tenaga pendidik melalui bimtek bagi tenaga guru tingkat SD, SMP, dan SMA, serta bantuan penyelenggaraan pendidikan paket A, B, dan C. “Pembangunan bidang pendidikan juga melibatkan dunia usaha/swasta melalui program corporate social responsibility (CSR). Salah satu pihak
B I O D A T A
swasta yang ikut membantu adalah PT Astra yang telah mengalokasikan anggaran Rp15 miliar untuk perbaikan 10 unit SD. PT Astra juga memberikan pembinaan dan pelatihan bagi tenaga pendidik,” kata dia. Su lpa k a r menut u rk a n u nt u k meningkatkan mutu pendidikan di Lamsel, pada 2012 Pemkab mendapat kepercayaan pemerintah sebagai lokasi pembangunan Institut Teknologi Sumatera (Itera) di Kecataman Jatiagung. “Sebagai langkah konkret pembangunan Itera kini telah ditandatangani nota kesepakatan antara Bupati Lampung Selatan dan Rektor ITB pada Jumat (27-4) di Jakarta. Itera diharapkan dapat mempercepat pembangunan Lamsel di bidang pendidikan,” katanya. Dorong Mutu Guru Ketua Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Lamsel Wirham Riadi mengatakan organisasinya ter u s mendoron g pen i n g k at a n sumber daya manusia (SDM) tenaga pendidikan di daerah itu. Termasuk juga, terkait masih banyaknya guru yang tidak lulus ujian kompetensi guru (UKG), PGRI akan terus mendorong guru untuk meningkatkan ilmu pengetahuan dan wawasan. “ U KG t id a k menjad i kend a l a dalam meningkatkan mutu pendidikan di Lamsel ini. Sebab, UKG hanya sebagai sebatas legal itas saja. Mesk ipun demi k ian, kami
LAMPUNG POST/JUWANTORO
USAI KONFERWIL. Bupati Lamsel Rycko Menoza S.Z.P., didampingi Sekretaris Dinas Pendidikan Wirham Riadi, yang juga ketua PGRI setempat, usai Konferwil VIII PGRI, di aula PKK Kalianda.
LAMPUNG POST/JUWANTORO
BEASISWA. Bupati Lamsel Rycko Menoza S.Z.P. menyerahkan bantuan beasiswa kepada siswa SMP, di aula PKK Kalianda.
LAMPUNG POST/JUWANTORO
MOU PENDIDIKAN. Bupati Lamsel Rycko Menoza S.Z.P., didampingi Kepala Dinas Pendidikan Sulpakar, saat menandatangani nota kesepakatan bantuan PT Astra.
Pecatur yang Tak Lupa Belajar dan Mengaji
MUHAMMAD Ihsan Siregar (13), putra daerah asal Lampung Selatan, berhasil mengharumkan nama baik bagi daerahnya. Siswa SMPN 1 Kalianda itu menjadi atlet catur dan meraih juara pertama Kejurnas Catur Junior III Jakarta 2012 U-14 di Hotel Sahid Jaya, Jakarta rating 1.770. LAMPUNG POST/JUWANTORO Bahkan, pada tahun ini juga, M. Ihsan Siregar menyabet peringkat 6 Kelompok Dewasa pada turnamen Danrem Cup (20—21 Oktober) di Bandar Nama lengkap : Muhammad Ihsan Siregar Lampung. Dia juga pernah meraih dua medali Tempat dan tanggal lahir : Kalianda, 27 Juli 1999 perak dan perunggu pada lomba catur standar dan Agama : Islam cepat olimpiade olahraga sekolah dasar ASEAN Sekolah : SDN 2 Kalianda, Lampung Selatan kelas VI (Enam) Primary School Sport Olympiade (APSSO). Nama Ayah : Pandeangan Siregar Pandeangan Siregar, ayah Ihsan, menuturkan Nama Ibu : Melly Maryati keberhasilan anaknya merupakan kebanggaan Alamat Rumah : Jalan Veteran Nomor 46 bagi dirinya, masyarakat Lampung Selatan dan Kalianda, RT 01, RW 01, Provinsi Lampung. Sebab, Ihsan sudah berhasil kelurahan Kalianda, Lamsel membawa nama baik bangsa Indonesia di mata Catatan Khusus M. Ihsan Siregar selama 4 tahun mengikuti dunia. “Ihsan sudah sering mengikuti perlomkegiatan catur. baan catur, baik tingkat provinsi, nasional, Meninggalkan pelajaran sekolah : dan ASEAN. Saya mengucapkan terima kasih 107 hari pertandingan yang diikuti : 199 babak kepada Pemkab Lampung Selatan yang telah Event Jafpa Chess Festival 2010 rating : 1.675 memberikan perhatian dan bantuan pendana-
M. Ihsan Siregar
akan tetap berusaha semaksimal mungkin agar para guru bisa lulus UKG dengan nilai yang baik. Selin itu, kami juga akan memacu profesionalisasi guru melalui peningkatan kompetensi dan penegakan kode etik,” ujar Sekretaris Dinas Pendidik an Lampung Selatan itu. Sementara itu, dari informasi yang dihimpun Lampung Post, para guru di Lampung Selatan yang berprestasi, antara lain Mashuri, guru TK Masjid Agung, Kalianda; A. Syamsudin A.R., guru SDN 3 Negararatu, Kecamatan Natar; Driastuti, guru SMPN 1 Palas. Sedangkan untuk kepala sekolah yang berprestasi, yakni Endang Martini, kepala TK Negeri Pembina, Kalianda; Sulastiyanti, kepala SDN 2 Branti Raya, Natar; dan Marwoto, kepala SMA Negeri 1 Sidomulyo. Kepala Bidang Pendidikan Dasar (Kabid Dikdas) Dinas Pendidikan Lamsel Andriyani mengatakan guru dan kepala sekolah yang berprestasi itu dari hasil penilaian dalam pembuatan karya ilmiah dan pembuatan kurikulum. Terutama juga terkait cara penyampaian materi pembelajaran kepada siswa sehingga mudah diserap anak didiknya. “Guru dan kepala sekolah yang memperoleh pres tas i t id a k se mata-mata d ipi l i h beg it u saja. Tapi , merek a ha r u s bi sa mele wat i pen i laian yang d i laku kan tim penilai, baik dari kabupaten maupun dari Provinsi Lampung,” katanya. (TOR/D-3)
PERINGATAN HUT ke-67 Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) dan Hari Guru 2012 digelar diberbagai daerah. Salah satunya di Katibung, Lamsel, dewan guru Madrasah Ibtidaiah dan Madrasah Tsanawiah GUPPI I Babatan menggelar upacara di lapangan sekolah itu, Senin (26-11). Abiyadi Zaibi, kepala madrasah selaku pembina upacara, dalam amanatnya menyampaikan pesan agar para guru senantiasa mengingat perjuangan para pendahulunya, yakni menegakkan dan menyukseskan pendidikan di tanah air tercinta. “Para beliau yang telah mendirikan organisasi ini dapat dijadikan contoh dan teladan melaksanakan tugas sebagai tenaga pengajar dan pendidik di tempat kita mengabdi masing masing,” ujar Abiyadi. Pada bagian lain, dia juga mengimbau guru di madrasah itu dapat menjalakan tugas dengan sebaik-baiknya, sehingga kepercayaan orang tua yang telah menyerahkan putra dan putrinya untuk dididik di sekolah berbasis keagamaan itu dapat dilaksanakan sebaik-baiknya. “Kami semua telah dipercaya oleh orang tua dan atau wali murid untuk mendidik dan mengajar putra-putri mereka, marilah kita laksanakan dengan sebaik baiknya dan bertanggung jawab,” kata dia. Sementara itu, kepada para siswa dan siswi yang hadir selaku peserta upacara, dia menyampaikan agar mereka jangan menyia-nyiakan harapan orang tua dan guru, sehingga para siswa dapat belajar dengan sungguh-sungguh dan tekun dalam menghadapi pelajaran, baik di sekolah maupun di kelas. (USD/D-3)
an pada setiap event catur yang diikuti M. Ihsan Siregar (anak, red),” ujarnya. Pandeangan mengatakan keberhasilan sang anak tidak lepas dari didikan Anton Carmana, yang juga sekretaris Percasi Lampung Selatan. “Saya, selaku orang tua, cukup bangga terhadap Ihsan yang telah banyak menorehkan prestasi di bidang catur. Sebab, lawan-lawan yang dihadapi merupakan lawan yang tangguh. Selain itu, lawannya juga memiliki ilmu pengetahuan di sekolah catur, sedangkan Ihsan tidak,” ujarnya. Dari sejumlah prestasinya di bidang catur itu, Ihsan pun bisa memperoleh beasiswa dari Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) selama 1 tahun ini. Besarnya beasiswa itu Rp400 ribu/ bulan. “Beasiswa yang diraih M. Ihsan Siregar merupakan penghargaan karena telah berhasil memperoleh juara pada level nasional. Saya berharap beasiswa yang diberikan Menpora terus mengalir tiap tahun kepada Ihsan,” kata dia. Saat ditanyai sejumlah pengalamannya, M. Ishan Siregar, yang baru duduk di kelas VIII
SMPN 2 Kalianda itu, menceritakan yang paling berkesan saat mengikuti APSSO pada 28 Oktober—10 November 2010 lalu, di Hotel Grand Sahid, Jakarta. Pada kejuaraan itu, dia mampu meraih juara kedua dengan medali perak pada catur standar APSSO dan juara ketiga pada catur cepat APSSO. Pada kejuaraan itu, dia mengalahkan rekan-rekan satu timnya dan mengalahkan pemain dari Singapura, India, dan Vietnam. Namun, lawan terberatnya Yeoh Li Ian dari Malaysia berhasil mengalahkannya. (JUWANTORO/D-3)
BACA BESOK
Membangun Infrastruktur DOB