:: LAMPUNG POST :: Senin, 7 April 2014

Page 1

www.lampost.co

@lampostonline, @buraslampost

senin, 7 april 2014

T E R U J I T E PERC AYA

facebook.com/lampungpost

24 Hal.

No. 13105

i TAHUN XXXIX

Terbit Sejak 1974

Rp.3000

TAJUK Pemilu di luar negeri sudah mulai digelar sejak dua hari lalu...Hlm. 3

RPH Way Laga segera beroperasi kembali pada akhir April...Hlm. 9

Atiqah mencoba tegar dan sabar menantikan kehadiran momongan...Hlm. 16 n MI

Tunjangan PNS Cegah Korupsi n LAMPUNG POST/ HENDRIVAN GUMAY

KUNJUNGAN RIDHO FICARDO Ketua DPD Demokrat Lampung Ridho Ficardo bersama Sekretaris DPD Demokrat Lampung Fajrun Najah saat berkunjung ke kantin Lampung Post, Minggu (6/4).

Muhammad Ridho Ficardo, S.P., M.Si. Lahir di Bandar Lampung, 20 Juli 1980. Sebagai putra pertama, Ridho dididik dengan kesantunan Jawa oleh ayahanda yang berasal dari Tulungagung, Jawa Timur, dan dibesarkan oleh keteguhan adat Lampung yang kental dari ibundanya, yang merupakan putri ketua adat Abung Kotabumi. Pendidikan: - SD, SMP, dan SMA di Lampung - S-1 Universitas Padjadjaran, Bandung, Fakultas Pertanian - S-2 Universitas Indonesia, Strategic Intelligence Studies - Program Pendidikan Reguler Angkatan (PPRA) XLIII Lemhannas RI - S-3 Universitas Indonesia, doktor ilmu politik (menyusun disertasi) Organisasi: - DKD Kwarda Lampung, DKN Kwarnas Gerakan Pramuka - Ketua Ikatan Alumni Lemhannas RI Lampung, 2011—2016 - Ketua Dewan Pimpinan Daerah Partai Demokrat Lampung, 2010—2015 Pekerjaan: - Konsultan Partnership for Government Reform (Kemitraan), 2006—2007 - Dosen tamu kajian antiteror di S-1 dan S-2 UI, 2009—2011 - Manajer sampai direktur utama perusahaan swasta, 2006—2013

Sejuta Atribut Kampanye Diturunkan MEMASUKI hari perta­ ma masa tenang, petugas g a bung­a n menurunkan sekitar sejuta alat peraga kampanye yang terpasang di tempat umum di Lampung. Pembersihan dilakukan jaja­ ran Badan Pengawas Pemilu, aparat pemerintah daerah, dan kader partai politik. “Seluruh kabupaten dan kota se -Lampung mulai menertibkan atribut kam­ panye. Jumlahnya cukup banyak, sekitar satu juta,” kata Ketua Bawaslu Lam­ pung Nazarudin, saat di­ hubungi, Minggu (6/4). Alat peraga kampanye yang diturunkan terdiri dari bendera dan spanduk calon anggota legislatif dan pasang­ an calon gubernur. Sejumlah kader partai politik dengan sukarela menurunkan alat peraga sendiri. Sementara dari unsur pe­ merintah daerah, petugas Satpol PP juga menertibkan bersama jajaran pengawas. “Masih banyak memang yang belum diturunkan. Kami me­

minta partai politik dan caleg lain bersedia menurunkan sendiri,” ujarnya. Dari pemantauan Bawaslu Lampung, pemerintah daerah yang paling bagus menertib­ kan atribut kampanye adalah Pemkab Lampung Utara. Sejak Minggu, pukul 01.00, petugas Satpol PP sudah bergerak. Nyaris tidak ada lagi alat per­ aga kampanye di jalan-jalan protokol dan perkampungan di Lampura. “Hasil peman­ tauan kami, di Lampura relatif lebih bersih dari alat peraga kampanye dibanding daerah lain,” kata dia. Berdasarkan pemantauan Lampung Post, alat peraga kampanye masih menjamur di Bandar Lampung. Bendera partai politik, spanduk, dan atribut cagub masih berte­ baran di hampir seluruh pinggir jalan dan sudut-sudut lapangan. “Sehari menjelang pemungutan suara harus sudah tidak ada lagi atribut kampanye. Kami meminta seluruh pemda menertib­ kan,” ujarnya. (UIN/R4)

n LAMPUNG POST/ELIYAH

TERTIBKAN ATRIBUT. Satuan Pol. PP Lampung Barat membersihkan alat peraga kampanye partai pemilu dan caleg saat memasuki hari tenang di Liwa, Minggu (6/4).

Ridho menolak adanya jual-beli kebijakan di struktur birokrasi. PNS berprestasi dan yang berkomitmen membangun Lampung harus menjadi prioritas.

nonjob-kan. Kondisi itu tidak bagus bagi pengembangan ka­ rier birokrat. Kebijakan tidak bisa dibeli dan konsep itu su­ dah diberlakukan di Demokrat Lampung,” katanya.

Eka Setiawan

Pemerintahan

P

EMBERIAN tunjangan penghasilan bagi pe­ gawai negeri sipil (PNS) merupakan salah satu cara untuk mencegah korupsi di jajaran pemerintah daerah. Ketua DPD Partai Demokrat Lampung M. Ridho Ficardo menceritakan soal keinginan­ nya menyejahterakan PNS di Lampung melalui pemberian tunjangan kepegawaian (re­ munerasi) saat bersilaturahmi dengan awak redaksi Lampung Post, Minggu (6/4) pagi. Ridho datang didam­p ingi Sekretaris DPD Partai Demokrat Lampung Fajrun Najjah Ah­ mad. Ia datang menge­nakan baju batik bercorak hijau. Secangkir kopi yang disajikan di kantin Lampung Post turut menjadi saksi curahan hati lulusan Lemhanas itu. “Peningkatan kesejahter­ aan PNS penting demi ter­ ciptanya sistem tata kelola pemerintahan yang baik. Hal ini merupakan salah satu cara untuk mencegah korupsi,” kata Ridho. Selain kesejahteraan, per­ lu juga adanya program rutin

untuk meningkatkan kinerja PNS. Caranya, memperbanyak pelatih­an sektoral seperti bim­ bingan teknis dengan melibat­ kan pakar pemerintahan, antara lain praktisi di kementerian. Jika sudah begitu, kerang­ ka menciptakan tata kelola pemerintahan yang baik di­ iringi dengan disiplin PNS yang tinggi tidak hanya sebatas

H

ampir empat tahun saya memimpin Partai Demokrat Lampung. Posisi ketua partai jelas merupakan bagian dari pengalaman di pemerintahan. mimpi, tetapi sungguh bisa diwujudkan. “Konsep tata kelola pemerintahan saat ini sudah sangat bagus, tinggal ba­ gaimana kebijakan ke depan,” kata Ridho. Ridho juga menolak adanya jual-beli jabatan di struktur birokrasi. PNS berprestasi dan yang berkomitmen mem­ bangun Lampung harus men­ jadi prioritas. “Kalau ada yang jual-beli jabatan, lebih baik di-

Ridho menepis anggapan sejumlah kalangan yang me­ nyebut dirinya masih ter­ lalu muda dan tidak memiliki penga­laman di pemerintahan. Ia menilai anggapan tersebut sama sekali tidak benar. Jika berpedoman pada Un­ dang-Undang Pemerintahan Daerah yang disebut peme­ rintah daerah adalah eksekutif dan legislatif. “Hampir empat tahun saya memimpin Partai Demokrat Lampung. Posisi ketua partai jelas merupakan bagian dari pengalaman di pemerintahan,” ujarnya. Ia menyebutkan Demokrat merupakan partai terbesar, yang memiliki 98 anggota DPRD provinsi dan kabupa­ ten/kota se-Lampung. “Saya memimpin hampir 100-an anggota legislatif. Mereka se­ mua melaporkan seluruh kebi­ jakan daerah kepada pengurus partai sebelum diputuskan dalam rapat DPRD, termasuk juga setiap pembahasan draf APBD. Kami punya konsep ken­ dali fraksi yang sangat ketat,” ujarnya. (UIN/U1)

ekasetiawan@Lampungpost.co.id

Pemprov Minta Selesaikan Pipa Gas PEMPROV Lampung meminta PT Perusahaan Gas Negara (PGN) segera menyelesaikan proyek pipa gas terintegrasi untuk mengatasi krisis energi di provinsi ini. Plt. Sekprov Lampung Arinal Djunaidi mengungkapkan saat ini Lampung mengalami krisis energi sangat parah, baik untuk kebutuhan pembangkit listrik, industri, maupun rumah tangga. “Gubernur minta PGN menyele­ saikan jaringan pipa gas untuk mendorong pengembangan in­ dustri,” kata Arinal, dalam jumpa pers di Pemprov, pekan lalu. Ia menjelaskan jaringan gas bumi terintegrasi di Lampung ter­ diri dari jaringan pipa sepanjang 100 kilometer dan floating storage

regasification unit (FSRU) dengan kapasitas 2 juta metrik ton gas alam cair (LNG). FSRU adalah tempat penyimpanan sementara LNG sekaligus regasifikasi LNG di atas kapal. “Gubernur sudah memberikan izin pembangunan dan proyek ini harus segera di­ selesaikan,” kata dia. Arinal menambahkan sejak 2007 Lampung hanya menjadi penonton lintasan pipa gas bumi yang membentang dari Sumatera Selatan ke Jawa Barat. Pipa yang dimaksud adalah South Sumatera West Java (SSWJ) 1 dan 2. Aliran gas melalui pipa itu tidak mengalir ke industri, listrik, maupun rumah tangga di Lampung.

“Saat itu pemerintah beralasan terjadi keterbatasan pasokan gas dari Sumsel yang sudah disepaka­ ti untuk Chevron di Riau, ekspor ke Singapura, dan pengiriman ke Jawa Barat,” kata dia. Jika PGN membangun FSRU dan pipa distribusi di Lampung, sudah seharusnya pemerintah mempercepat alokasi gas bumi di provinsi ini. Pemenuhan kebu­ tuhan gas bumi akan mendu­ kung pengembangan kawasan industri, antara lain Kawasan Industri Lampung seluas 300 hektare, Kawasan Industri Mari­ tim di Tanggamus, serta rencana pem­bangunan kawasan industri Lampung Selatan di Kecamatan Ka­ tibung dan Ketapang. (MUIN/R4)

Jaminan Memilih MEMILIH dan dipilih itu merupakan hak dasar warga neg­ ara yang dijamin konstitusi. Setiap warga mempunyai persamaan hak dalam pemungutan suara secara langsung, umum, bebas, rahasia, ju­ jur, dan adil. Kewajiban penyelenggara pemilu, dalam hal ini Komisi Pemilihan Umum (KPU), ialah menjamin setiap warga dapat menggunakan haknya. Itulah se­ sungguhnya wujud rakyat berdaulat. n DP RAHARJO Pemilu legislatif yang digelar bersamaan dengan pemi­ lihan gubernur di Lampung tinggal dua hari lagi. Apakah KPU bisa menjamin hak dasar warga? Jaminan atas hak dasar itu bukan sekadar warga—tanpa tekanan—berbon­ dong-bondong mendatangi tempat pemungutan suara. Jaminan itu juga menyangkut kerahasiaan setiap pilihan warga. Kerahasiaan pilihan masih menjadi persoalan besar karena kotak suara yang disiapkan KPU Lampung mudah rusak, khususnya untuk keperluan pemilihan gubernur. Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Lampung sudah menge­luarkan peringatan agar distribusi kotak suara di­ lakukan ekstrahati-hati. Peringatan itu tidaklah berlebi­ han karena kotak suara yang terbuat dari karton itu sudah ­banyak yang rusak. Kerusakan kotak suara pilgub ter­ banyak ada di Kabupaten Mesuji dan Tanggamus. Persoalan lain ialah distribusi logistik tak kunjung beres sekalipun KPU Lampung tetap mengklaim tidak ada perso­ alan terkait logistik. Klaim saja tidak cukup. KPU Lampung harus memastikan tidak ada warga yang tidak bisa meng­ gunakan hak pilih hanya karena persoalan teknis. Apalagi, Lampung sudah dipetakan di tingkat nasional sebagai salah satu provinsi yang rawan dalam pelaksanaan pemilu. KPU Lampung mestinya belajar dari pengalaman pemilu sebelumnya dan pemilihan gubernur di berbagai daerah. Harus jujur diakui bahwa tingkat partisipasi masyarakat masih sangat rendah. Dengan kata lain, pemenang dalam pemilu itu sesungguhnya golput. Pada umumnya, golput bukan karena pilihan bebas warga, melainkan karena me­ reka tidak bisa menggunakan hak pilih akibat amburadul­ nya persiapan penyelenggara. Mereka digolputkan. Tidak mudah menyelenggarakan pemilu legislatif dan pemilihan gubernur secara serentak. Penggabungan dua hajat politik itu secara bersamaan jelas membutuhkan ­energi ekstra penyelenggara, mulai dari KPU provinsi hing­ ga panitia pemungutan suara dan panitia pengawas. Tidak mudah juga menyalurkan lima jenis surat suara, yakni DPR, DPD, DPRD provinsi, DPRD kabupaten/kota, dan pilgub untuk sekitar 5,9 juta pemilih di 15 kabupaten/kota dan tersebar di 14.600 tempat pemungutan suara. Itu sebabnya menjelang detik-detik akhir hari H pemi­ lihan pada 9 April, KPU Lampung harus mempertajam re­ alisasi program yang sejak jauh-jauh hari direncanakan. Kendali manajemen dan pengawasan pemilu mestinya se­ makin terukur dan setiap persoalan teknis segera diselesai­ kan di tempat tanpa harus menabrak peraturan. Penyelenggaraan pemilu legislatif berbarengan pilgub menjadi ajang uji kemampuan KPU Lampung. Jika gagal, KPU Lampung akan menjadi tempat curahan kesalahan dari semua pihak. Sebaliknya, jika berhasil, KPU Lampung akan menjadi contoh bagi KPU daerah lain. Inilah yang se­ dang dikaji pemerintah, yakni menggabungkan penyeleng­ garaan pemilu nasional dan pemilu kepala daerah. KPU Lampung berpacu dengan waktu yang kian sempit. Harus dipastikan dan ada jaminan bahwa semua warga bisa dan bebas memilih. n

OASIS

Bersyukur dan Materialistis ORANG-orang yang mengidap materialistis kerap meng­ inginkan yang terbaik dari yang terbaik, entah itu ponsel terbaru ataupun mobil paling mewah. Penelitian terbaru menunjukkan orang materialistis lebih mungkin mengalami depresi dan tidak puas dengan kehidupan. Tim peneliti yang terdiri ahli psikologi dan neuroscience di Baylor University, Amerika Serikat, menganali­ sis 246 individu berusia rata-rata 21 tahun. Semua peserta di­ minta menyelesaikan survei daring untuk mengukur tingkat materialisme, rasa syukur, serta kepuasan hidup mereka. Tim menemukan orang materialistis merasa lebih sulit untuk bersyukur atas apa yang mereka miliki sehingga me­ nyebabkan mereka menjadi sengsara. Di samping itu, mere­ ka yang kurang bersyukur cenderung menjadi materialistis dan kurang puas dengan kehidupan mereka. (MI/R4)


 

 

CMYK CMYK

SENIN,12 7 APRIL 20142014 RABU, FEBRUARI

 

CMYK CMYK

2

LAMPUNG POST POST LAMPUNG

Logistik Telah Dikirim ke KPPS

S Elintas Panwaslu Hanya Tunggu Laporan Masyarakat

MENJELANG pelaksanaan pesta demokrasi, Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Palas, Lampung Selatan, mendistribusikan seluruh logistik ke PPS dan KPPS. Logistik untuk pemilu legislatif dan pilgub itu mulai dikirimkan, Minggu (6/4) ke masing-masing tempat. Ketua PPK Kecamatan Palas Suwarno mengatakan pendistribusian logistik untuk pelaksanaan pemilu sudah disebar ke seluruh KPPS yang ada di Kecamatan Palas. Pengiriman itu dikawal petugas keamanan n LAMPUNG POST/JUWANTORO dari kepolisian, panwascam, RELAWAN DEMOKRASI. Dwi Riyanto dan Sri Fatimah, anggota KPU Lampung Selatan, memberikan penjelasan mengenai dan aparat dari kecamatan pemilih cerdas adalah pemilih yang memberikan hak suaranya dengan baik kepada para relawan demokrasi (relasi), Minggu setempat. (6/4), di kantor KPU Lamsel. Fathul Mu’in Sementara untuk logistik yang didistribusikan meliputi kotak surat suara berjumlah ENTERI Dalam 109, kotak bilik suara 436, Negeri Gamawan papan pengumuman 218. KeFauzi menunggu mudian, DCT 109 set tiap tingtanggapan resmi katan, atribut 109 set, ATK PPS dari Badan Pengawas Pemilu 21 set, sedangkan sampul PPS terkait penolakan mendistri21 set dan formulir model D busikan anggaran sebesar Rp700 sebanyak 21 set. miliar kepada perwakilan saksi “Untuk Logistik pemilu DPR, dari parpol peserta pemilu. DPRD, dan DPD diterima PPK “ S aya m e n u n g g u s u r a t dibiarkan tenang agar lebih luwes dan Palas 1 April, sedangkan unSementara di Tulangbawang, salah resmi, kan harus ada. Kalau jernih dalam menentukan pilihannya seorang caleg diduga melakukan petuk Logistik pilgub baru kami (Bawaslu) menolak, ya (harus pada hari pemilihan. terima hari ini dengan jumlah langgaran pidana pada masa tenang. disampaikan) secara tertulis,” “Laporkan ke Bawaslu berikut bukti- Dia melakukan sosialisasi dan melibatkotak suara 109, DCT 109, samkata Mendagri, usai membuka buktinya. Nanti diproses di Gakkumdu. kan anak-anak dalam acara berbungpul PPS 21, dan formulir model rakornas pemantapan pemilu Sanksinya, kalau terbukti, bisa pidana kus sunatan massal di kediamannya D 21,” kata dia. di Jakarta, Selasa (11/2). karena telah berkampanye di luar jad- di Kampung Bakungudik, Kecamatan Sementara itu, Ketua Panwas Mendagri mengatakan wal. Kalau nanti diputus di pengadilan Gedungmeneng, Tulangbawang, MinKecamatan Palas Solihin menpihaknya telah menyampaikan dia salah, meski terpilih, keterpilihannya ggu (6/4). gatakan pengawasan pendistrisurat balasan tersebut sejak akan dibatalkan,” kata Nazarudin, saat busian logistik pemilu sudah diSekitar 100 anak menjadi peserta suempat hari yang lalu atau sekira dihubungi, kemarin. laksanakan Panwascam Palas. natan massal sudah hadir di kediaman Jumat (7/2), dengan melampirKepala Divisi Hukum dan Penindakan caleg itu yang juga sudah dipayungi Bahkan, seluruh anggota panikan dua poin penting terkait Eka Setiawan Bawaslu Lampung Fatikhatul Khoiriyah beberapa tarup dan kursi plastik sekira tia pengawas pemilu lapangan kepastian penyusunan draf juga mengatakan dalam Undang-Undang pukul 10.00. Mereka didampingi keluar(PPL) juga dikerahkan untuk usulan peraturan presiden (perADAN Pengawas Pemilu siap No. 8 Tahun 2013 jo PKPU No. 21 Tahun ganya masing-masing. mengawasi pendistribusian pres) soal dana saksi parpol. mencopot kandidat peserta pesta 2013 Pasal 83 Ayat (2) disebutkan setiap logistik itu. Setiap PPL itu bisa “Saya siap bersaksi jika diperlukan. Mendagri juga meminta kedemokrasi 2014, baik pemilu leg- orang yang melakukan kampanye di Hari ini ada kampanye berkedok sunatan melaporkan setiap temuan. pada Bawaslu untuk segera islatif maupun pilgub, jika melakukan luar jadwal dipidana 1 tahun dan denda massal di rumah caleg itu, padahal su“Kita berkewajiban untuk menanggapi mengenai pertindak pidana pemilu. Rp12 juta. mengawasi semua tahapan dah memasuki masa tenang. Saya minta tanggungjawaban lembaga peKetua Bawaslu Lampung Nazarudin Dia mengimbau agar setiap masyarakat pemilu ini, baik itu logispanwaslu turun dan memberikan sanksi LAMPUNG POST/DOK. DEMOKRAT nyelenggara pemilu yang akan LEWAT TURNAMEN. Anggota kegiatan DPR dari DPyang Lampung I, Heriyanto (kiri), melakukan sosialisasidan pencalonannya mengatakan merupakan dapat mengawasi melapor dengan kepada kepada caleg yang melanggar aturan ini. tik. Sejauh iniSOSIALISASI kami belum mendistribusikan uang negara bola di Yosorejo pidana Metro, Senin itu diikuti 16 tim U-23. dan(10/2). bisaKegiatan berujung pihaknya apabila mulai pukul 00.01, 6 Enggak adil buat caleg lainnya kalau dia mendapatkan menggelar temuan turnamen atau- sepakpelanggaran pada pembatalan pencalonan meski April, ada peserta pemilu yang kampanye enggak didiskualifikasi,” ujar Amardi pun laporan mengenai logistik kelak terpilih. Sebab, pada masa tenang, pertemuan terbatas, penyebaran bahan (35), warga setempat, kemarin. (U1) ini. Namun, kami berharap caleg tidak boleh lagi melakukan so- kampanye, serta melayangkan iklan di semuanya lancar-lancar saja,” ekasetiawan@lampungpost.co.id sialisasi. Pada masa itu, rakyat sengaja media cetak maupun elektronik. ujarnya. (WAN/U1)

HITUNG MUNDUR PEMILU

HITUNG MUNDUR PILGUB LAMPUNG

9 APRIL 2014

27 FEBRUARI 2014

56

15

HARI LAGI

HARI LAGI

BANYAKNYA pelanggaran kampanye dilakukan partai politik tidak serta-merta membuat panitia pengawas pemilu (panwaslu) bergerak. Pasalnya, pelanggaran-pelanggaran yang terjadi tidak dilaporkan masyarakat kepada pihak panwaslu. Ketua Panwaslu Aliyasir mengatakan pelanggaran yang banyak terjadi adalah pembagian sembako serta berbagai sandang yang menjurus ke arah politik uang. “Jika masyarakat enggan melaporkan, tentu itu menyulitkan kami,” ujar Aliyasir, Minggu (6/4). Hingga kini, tambah Aliyasir, pihaknya masih belum bisa mengambil langkah untuk melaporkan pelanggaran tersebut ke KPU maupun aparat kepolisian. “Nanti kami lihat dahulu unsur-unsur pasalnya. Jika administrasi, kami laporkan ke KPU. Jika pidana, ya kepolisian,” kata Aliyasir. (CK6/U1)

Mendagri Siap Hapus Dana Saksi

Warga Diminta Wujudkan Dukungan Bermartabat

WARGA Lampung Utara diminta mewujudkan dukungan yang bermartabat, bukan dengan dukungan fanatisme yang bisa Menurut dia, Bawaslu Lammengarah ke perselisihan antarmereka. Hal itu dikatakan pung hingga jajaran di bawah Kapolres Lampung Utara AKBP Helmy Santika. kesulitan dalam menyalurkan Dia mengimbau penduduk Lampura bersikaplah secara dana saksi tersebut. Selain sewajarnya bila menjagokan salah satu caleg. Begitupun kekarena repot, juga belum ada tika ada perselihan dan perbedaan pendapat. Bila ditemukan aturan teknis yang jelas dan hal-hal yang tidak sesuai, dapat dilaporkan pada Bawaslu sebesar Rp700 miliar tersebut. legal dari pusat serta banyak provinsi atau para penegak hukum setempat. “Sebab itu, saya serahkan saja ke penolakan dari parpol dan Berdasarkan pemantauan Lampung Post, Minggu (6/4), tidak lembaga penyelenggara pemilu. kalangan akademisi. ada satu pun caleg yang menggelar debat terbuka bermasa Kalau tidak disampaikan ke kami Dewan Perwakilan Rakyat konstituennya. Helmy mengatakan ketertiban memang harus dan tidak ada yang mau bertang- (DPR) RI menolak penggunaan dijaga semua pihak. “Pemilukada bupati lalu yang kondusif gung jawab, ya tidak akan kami dana APBN untuk pembiayaan harus tetap dipertahankan,” kata Helmy. (CK5/HAR/U1) berikan,” kata Gamawan. honor saksi partai politik di “Bawaslu tidak mampu dan tempat pemungutan suara RRImau Lampung Turunkan Sukarelawan Hitung Cepat tidak mendistribusikan (TPS). “DPR RI secara tegas (uang) itu karena risikonya menolak terkait honor saksi RADIO Republik Indonesia (RRI) Stasiun Bandar Lampung sebatinggi. Kami tidak siap mendis- untuk partai politik di TPS gai lembaga penyiaran publik terus memberi dukungan dalam tribusikan uang itu karena dari dana APBN,” kata Wakil penyelenggaraan pesta demokrasi. Pada hari H Pemilu 2014, aparat kami di bawah tidak Ketua DPR RI Priyo Budi Santolembaga itu bakal menurunkan sukarelawan hitung cepat. kuat. Di kecamatan saja sek- so, ditemui usai acara Leader Kepala LPP RRI Bandar Lampung Sophia Endang Widowati retariat kami tidak jelas,” kata Talk di Universitas Mercu (SEW) mengatakan pada hari H pemilu 60 sukarelawan hitung anggota Bawaslu, Nelson Si- Buana Jakarta, Selasa (11/2). cepat turun. Mereka menggunakan perangkat teknologi komanjuntak. Dia menjelaskan penggumunikasi seperti Android akan berkontribusi dalam hitung Penolakan pendistribusian naan dana saksi tersebut secepat (quick count) dan laporan cepat (quick report). dana saksi juga disampaikan baiknya dibatalkan meskipun “Setiap pemilu kami akan selalu berkontribusi. Karena Ketua Bawaslu Lampung Na- awalnya memiliki tujuan pengitu, hasil quick count-nya nanti pusat yang mengumumkan. zarudin. Dia mengungkapkan gunaannya. Namun, setelah Kami di daerah hanya mengumpulkan hasil hitungannya. Tapi pihaknya keberatan mengelola dicermati, ternyata akan bamereka juga akan melaporkan apa kejadian di TPS tempat dana saksi yang akan dibiayai nyak berdampak bermasalah mereka memantau,” ujarnya. (BOY/U1) oleh negara. Mengingat, jum- nantinya bila dana saksi untuk lah dana yang akan dikelola parpol tersebut digunakan. untuk saksi 12 partai politik Priyo menjelaskan sebaikdi Lampung mencapai Rp19 nya dana saksi untuk parpol miliar. tersebut dialihkan untuk “Kami tidak sanggup men- membantu warga yang terkegelola dana sebanyak itu. Ka- na bencana alam seperti di laupun honor saksi akan di- Gunung Sinabung maupun biayai negara, jangan lembaga lainnya. (ANT/MI/U3) kami yang mengelolanya,” kata fathulmuin@lampungpost.co.id dia, kemarin.

Bawaslu tidak mampu dan tidak mau mendistribusikan dana saksi partai politik karena risikonya tinggi.

Bawaslu Copot CalegM Pelanggar Pidana Pemilu Jika terbukti dia melakukan tindak pidana, Bawaslu bisa menggagalkan pencalonannya dalam pemilu yang tinggal dua hari lagi.

B

L I N TA S

Caleg Sosialisasi lewat Turnamen Sepak Bola

CALON anggota legislatif (caleg) dari Partai Demokrat, Heriyanto, bersosialisasi lewat pertandingan sepak bola. Caleg DPR daerah pemilihan Lampung I ini bersama caleg DPRD menggelar turnamen sepak bola di Kelurahan Yosorejo, Kota Metro. “Kami melihat acara ini lebih bermanfaat ketimbang tebar baliho. Selain bisa bertemu langsung dengan masyarakat, juga RISWAN Tony Dalem Kiay, angagar generasi muda mencitai sepak bola,” kata dia, usai membugota DPR asal Lampung, terpilih ka turnamen sepak bola Heriyanto-Zulfikar Passa, kemarin. sebagai wakil rakyat berkinMenurutnya, pertandingan sepak bola tersebut diikuti oleh erja sangat baik. Hal itu karena 16 tim sepak bola usia 23 tahun. Lewat turnamen sepak bola persentase kehadiran rapat dan diharapkan bisa menjaring bibit-bibit muda berbakat. (UIN/U3) keaktifan mendatangi daerah pemilihan dinilai paling tinggi dibanding lainnya. Forum Masyarakat Peduli MASYARAKAT jangan memilih calon anggota legislatif petahana Parlemen Indonesia (Formappi) yang tidak pernah berbuat untuk masyarakat. Hal itu disampaimerilis rapor kinerja anggota kan dosen Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Metro DPR RI periode 2009—2014. Prima Angkupi. Menurutnya, masyarakat perlu kritis terhadap Hasilnya, Riswan Tony D.K. caleg petahana di DPRD Lampung Timur. Jangan memilih atau yang akrab disapa Pak RT anggota DPRD yang malas dan tidak punya perhatian kepada masuk kategori anggota DPR daerah pemilihannya. “Jangan pilih anggota DPRD yang tidak yang berkinerja sangat baik. bermanfaat bagi masyarakatnya,” kata dia, kemarin. Selain Riswan Tony, tiga Dia menjelaskan DPRD dipilih dan digaji oleh rakyat. HARI LAGI anggota DPR lain yang juga Wakil rakyat jangan hanya mencari masyarakat ketika buberkinerja sangat baik yaitu tuh dukungan. Anggota Dewan petahana harus sering turun menjemput aspirasi warga. (CK7/U3)

HITUNG MUNDUR

Anggota DPR Asal Lampung Berkinerja Baik

PEMILU LEGISLATIF DAN

JanganPILGUB Pilih Caleg Petahana Pemalas

LAMPUNG

9 APRIL 2014

2

SBY Harap Pemilu 2014 Lebih Demokratis PRESIDEN Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) meminta seluruh jajaran penyelenggara pemilu dan institusi penegak hukum menyukseskan Pemilu 2014. Hal tersebut dikatakan SBY ketika membuka Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pemantapan Pemilu di Jakarta Convention Centre (JCC), Selasa (11/2). Rapat yang diselenggarakan Kementerian Dalam Negeri itu diikuti para kepala Kejaksaan Negeri, pimpinan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu), danrem, kapolres, Forkompinda, dan KPU se-Indonesia. Acara tersebut juga dihadiri Menko Polhukam Djoko Suyanto, Mendagri Gamawan Fauzi, Kapolri Jenderal Pol. Sutarman, dan Panglima TNI Jenderal Moeldoko. Menurut Presiden, seluruh lembaga dan instasi harus menyukseskan pemilu sehingga berlangsung damai, adil, dan demokratis. Pemilu 2004 dan 2009, kata Presiden, diakui dunia sebagai pemilu yang damai dan demokratis. Karena itu, seluruh jajaran harus mengukir sejarah dengan melaksanakan Pemilu 2014 seperti pelaksanaan dua pemilu sebelumnya. (HES/U3)

Riswan Tony D.K. Muhidin Said, Ali Wongso H. Sinaga, dan Aditya Anugerah Moha. Riswan Tony adalah anggota DPR dari Fraksi Golkar asal DP Lampung II, yang terdiri dari Kabupaten Lampung Tengah, Lampung Timur,

Lampung Utara, Way Kanan, Tulangbawang, Tulangbawang Barat, dan Mesuji. Penilaian didasari atas beberapa kinerja, seperti persentase kehadiran, keaktifan rapat komisi, laporan harta kekayaan, kunjungan ke daerah pemilihan, dan laporan kegiatan. Penelitian dilakukan dengan menganalisis berbagai sumber data, seperti dokumen resmi DPR, daftar hadir komisi, risalah rapat komisi, dokumen fraksi, dokumen partai, dokumen anggota, dan situs milik anggota DPR selama 2012. Hasilnya, kinerja DPR periode 2009—2014 dinilai masih sangat

buruk. Dari 519 anggotanya, 83,3% masih dinilai buruk, sedangkan yang berkiner­ja baik hanya 6,4% dan 9,8% anggota DPR memiliki kinerja cukup. Riswan Tony mengaku berterima kasih. Namun, menurut dia, selama menjadi anggota DPR bukan predikat itu yang dia cari, melainkan kinerjanya bisa bermanfaat dan dirasakan oleh masyarakat. Politikus Golkar itu menambahkan dalam setiap rapat dia selalu hadir, kritis, dan berusaha selalu memberikan solusi setiap persoalan. “Prinsip saya memang banyak bekerja dan efisien bicara,” kata dia. (UIN/U1)

n LAMPUNG POST/DOK. PKS

COPOT ATRIBUT. Ketua Umum PKS Lampung Gufron Azis (bertopi) bersama sejumlah kader mencopot atribut PKS yang terpasang di sejumlah jalan protokol di Bandar Lampung, Minggu (6/4).


 

 

CMYK CMYK

SENIN,12 7 APRIL 20142014 RABU, FEBRUARI

Pemilu Sudah Digelar

di Luar Negeri HITUNG MUNDUR PEMILU

9 APRIL 2014 Untuk mengamankan situasi dalam

lin tas KNTI Serukan Nelayan Aktif Pemilu

HITUNG MUNDUR PILGUB LAMPUNG

27 FEBRUARI 2014

pemilu di sejumlah negara itu, Polri dan dibantu kepolisian setempat menurunkan personelnya.

56

PEMILIHAN umum (pemilu) di luar negeri sudah mulai digelar sejak dua hari lalu. Jika di Malaysia dan Singapu­ ra digelar kemarin, di Arab Saudi dan negara lainnya di Timur Tengah telah menggelar di Kedutaan Indonesia pada Sabtu (5/4). Kemarin Duta Besar Re ­ publik Indonesia untuk Ma­ laysia telah memberikan hak suaranya dalam pemilihan legislatif yang dilaksanakan di Wisma Duta, Kuala Lumpur. Selain Dubes Herman Prayitno dan istri, warga negara Indo­ nesia yang bekerja sebagai ekspatriat, dosen, guru, maha­ siswa, ataupun TKI turut pula mendatangi sejumlah tempat pemungutan suara (TPS) yang

jauh ini pelaksanakan pemu­ ngutan suara di negeri tersebut berjalan lancar. Di Singapura, puluhan ribu warga Indonesia di Singapura memadati KBRI Singapura untuk mengikuti Pemilu legis­ latif. Mereka terlihat antusias menggunakan hak pilihnya untuk memilih calon-calon yang akan duduk sebagai wakil rakyat. Lebih dari 20.000 surat suara masuk dalam pemilihan terse­ but, yang terdiri dari 13.000 lebih pemilih yang datang langsung ke KBRI dan diper­ kirakan surat suara melalui pos yang telah diterima sekitar 7000.

HARI LAGI

15 HARI LAGI

L I N TA S

Caleg Sosialisasi lewat Turnamen Sepak Bola

Jangan Pilih Caleg Petahana Pemalas

Hal yang Wajar Caleg Berdukun atau dukun seperti yang kin i

SBY HarapBegitu Pemilu 2014 tengah Lebihmenjamur. Demokratis berdukun.” kata-kata

terlontar dari Peratin Pekon Dalam pencalegan yang PRESIDEN Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) meminta seluruh Pagarbukit, Bengkunatbe­ dilakukan istrinya, ia juga jajaran penyelenggara pemilu dan institusi penegak hukum limbing, Pesisir Barat, Asep meminta restu dari sejum­ menyukseskan Pemilu 2014. Hal tersebut dikatakan SBY ketika Ahmad Hamidi. lah paranormal. “Sebab, za­ membuka Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pemantapan Ternyatanya ‘booming ’ man sekarang untuk menang Pemilu di Jakarta Convention Centre (JCC), Selasa (11/2). paranormal membantu caleg tidaklah lepas dari 3D: duit, Rapat yang diselenggarakan Kementerian Dalam Negeri itu juga merambah ke Pesisir dukungan, dan dukun,” kata itu diikuti para kepala Kejaksaan Negeri, pimpinan Badan Barat. Peratin Asep mengaju­ Asep, ditemui di kediaman­ Pengawas Pemilu (Bawaslu), danrem, kapolres, Forkompinda, kan istrinya sebagai dari PKPI nya, Sabtu (5/4). dan KPU se-Indonesia. Acara tersebut juga dihadiri Menko Poluntuk DPRD Lampung Barat. Dengan 3D, kata Asep, ia op­ hukam Djoko Suyanto, Mendagri Gamawan Fauzi, Kapolri JenDan dia jug amengaku meng­ timistis istrinya bisa meraup deral Pol. Sutarman, dan Panglima TNI Jenderal Moeldoko. gunakan jasa paranormal. suara terbanyak, khususnya Menurut Presiden, seluruh lembaga dan instasi harus meSebab, untuk mencapai di pekon tersebut. Sebab, se­ nyukseskan pemilu sehingga berlangsung damai, adil, dan tujuan agar berhasil duduk lain berdukun, ia juga telah demokratis. Pemilu 2004 dan 2009, kata Presiden, diakui dunia di kursi kekuasaan legistif melakukan semua upaya, sebagai pemilu yang damai dan demokratis. Karena itu, seluruh pada Pemilu 2014, berbagai khususnya dalam hal sosia­ jajaran harus mengukir sejarah dengan melaksanakan Pemilu cara ditempuh, termasuk me­ lisasi dan berbuat kebaikan 2014 seperti pelaksanaan dua pemilu sebelumnya. (HES/U3) minta restu dari paranormal di masyarakat.

Mendagri Siap Hapus Dana Saksi Polri Tunggu Bawaslu Usut Politik Uang

Namun, sejumlah caleg lainnya, kendati menilai jalan berdukun sebagai suatu jalan yang wajar ditempuh, me­ ngaku tidak mau ikut menggu­ nakan kekuatan dukun untuk menyukseskan langkahnya. Misalnya, Mamat Panani, caleg dari PDIP ini mengaku banyaknya anjuran dari tim sukses, keluarga, masyarakat umum, dan koleganya untuk ikut berdukun agar meme­ nangkan pencalonannya. Namun, anjuran tersebut, kata Mamat, tidak diikutinya mengingat ia merasa hal itu bertentangan dengan hati nuraninya. “Banyak sekali yang me­

nyarankan saya untuk ikut berdukun. Namun, saya tidak mau karena itu bertentangan dengan hati saya,” kata Ma­ mat, beberapa waktu lalu. Hal itu, kata dia, bukan berarti tidak percaya akan hal-hal berbau gaib atau mis­ tik. Sebab, ia sendiri secara pribadi juga percaya adanya kekuatan gaib karena per­ nah mengalaminya. “Namun, lebih bertentangan dengan nurani dan keagamaan.” Namun, ia juga tetap ber­ ziarah ke makam para le­ luhur. Selain mendoakan para leluhur, ia meminta restu agar tujuannya mencaleg dapat tercapai. (U1) n Yon Fisoma

KEPOLISIAN RI belum menyebut soal adanya laporan politik uang dengan sistem pascabayar. Korps Bhayangkara mengaku pasif dalam dugaan tindak pidana pemilu ini. Sebab, sesuai perundangan, pencarian data di lapangan adalah ranah Bawaslu. Menurut dia, Bawaslu LamKepala Biro Penerangan Masyarakat Polri Brigjen Boy Rafli pung hingga jajaran di bawah Amar mengatakan pihaknya hanya menindaklanjuti temuan kesulitan dalam menyalurkan Bawaslu Pusat ataupun Daerah. “Penyidik Polri tergabung dana saksi tersebut. Selain dalam sentra Gakkumdu, di bawah Bawaslu,” kata dia, kepada karena repot, juga belum ada pewarta, kemarin. aturan teknis yang jelas dan Polri mencatat ada 38 kasus pelanggaran pidana pemilu sebesar Rp700 miliar tersebut. legal dari pusat serta banyak yang dilaporkan. Itu dihitung sejak masa awal kampanye, 16 “Sebab itu, saya serahkan saja ke penolakan dari parpol dan Maret, hingga jadwal kampanye terakhir pada 5 April 2014. lembaga penyelenggara pemilu. kalangan akademisi. Data Direktorat I/Tindak Pidana Umum Bareskrim Polri me­ Kalau tidak disampaikan ke kami Dewan Perwakilan Rakyat nyebut ada 12 laporan kasus money politic, di antaranya di dan tidak ada yang mau bertang- (DPR) RI menolak penggunaan NTT dan Sulawesi Tenggara. (MI/U1) gung jawab, ya tidak akan kami dana APBN untuk pembiayaan berikan,” kata Gamawan. honor saksi partai politik di “Bawaslu tidak mampu dan tempat pemungutan suara KELUARGA korban dari berbagai peristiwa pelanggaran hak tidak mau mendistribusikan (TPS). “DPR RI secara tegas asasi manusia (HAM) merekomendasikan kepada seluruh (uang) itu karena risikonya menolak terkait honor saksi pemilih untuk tidak memilih sosok yang tidak memperhatikan tinggi. Kami tidak siap mendis- untuk partai politik di TPS pelanggaran HAM berat pada masa silam. tribusikan uang itu karena dari dana APBN,” kata Wakil “Kami kecewa terhadap sejumlah parpol yang mempunyai aparat kami di bawah tidak Ketua DPR RI Priyo Budi Santorekam jejak tidak berpihak pada pemenuhan hak korban pelang­ kuat. Di kecamatan saja sek- so, ditemui usai acara Leader garan korban HAM,” kata koordinator Kontras, Haris Azhar. retariat kami tidak jelas,” kata Talk di Universitas Mercu Haris menyebutkan untuk tidak memilih para kandidat anggota Bawaslu, Nelson Si- Buana Jakarta, Selasa (11/2). capres yang mempunyai rekam jejak buruk terkait pelang­ manjuntak. Dia menjelaskan penggugaran HAM berat. Kontras bersama korban pelanggaran HAM Penolakan pendistribusian naan dana saksi tersebut selainnya juga menolak partai-partai yang masih mengusung dana saksi juga disampaikan baiknya dibatalkan meskipun kejayaan Orde Baru. (MI/U1) Ketua Bawaslu Lampung Na- awalnya memiliki tujuan pengzarudin. Dia mengungkapkan gunaannya. Namun, setelah pihaknya keberatan mengelola dicermati, ternyata akan badana saksi yang akan dibiayai nyak berdampak bermasalah oleh negara. Mengingat, jum- nantinya bila dana saksi untuk lah dana yang akan dikelola parpol tersebut digunakan. untuk saksi 12 partai politik Priyo menjelaskan sebaikdi Lampung mencapai Rp19 nya dana saksi untuk parpol miliar. tersebut dialihkan untuk “Kami tidak sanggup men- membantu warga yang terkegelola dana sebanyak itu. Ka- na bencana alam seperti di laupun honor saksi akan di- Gunung Sinabung maupun biayai negara, jangan lembaga lainnya. (ANT/MI/U3) kami yang mengelolanya,” kata fathulmuin@lampungpost.co.id dia, kemarin.

Bawaslu tidak mampu dan tidak mau mendistribusikan dana saksi partai politik karena risikonya tinggi. Fathul Mu’in

M

NasDem Protes Contoh Surat Suara Caleg PDIP

B

KETUA Kesatuan Nelayan Tradisional Indonesia Riza Damanik menyatakan agar para nelayan dan petambak turut serta aktif dalam Pemilihan Umum (Pemilu) 9 April mendatang. “Meskipun belum terdengar komitmen dan strategi dari partai politik untuk menyejahterakan nelayan dan petambak, di Hari Nelayan ini saya berharap nelayan dan petambak seluruh wilayah Indonesia aktif dalam proses Pemilu 2014 dan menolak politik uang,” tulisnya. Selain itu, dia juga mengimbau nelayan dan petambak untuk memilih calon wakil rakyat dan presiden yang mendukung sembilan tugas pokok yang dirancang KTNI untuk mendorong akselerasi nelayan dan petambak seluruh Indonesia. (MI/U1)

ENTERI Dalam Negeri Gamawan Fauzi menunggu tanggapan resmi dari Badan Pengawas Pemilu terkait penolakan mendistribusikan anggaran sebesar Rp700 miliar kepada perwakilan saksi dari parpol peserta pemilu. “ S aya m e n u n g g u s u r a t resmi, kan harus ada. Kalau (Bawaslu) menolak, ya (harus n ANTARA/YUNIANTI JANNATUN NAIM disampaikan) secara tertulis,” DATANG KE TPS. Sejumlah warga negara Indonesia di Singapura menunjukkan tinta di jari usai katadiMendagri, usaiMinggu membuka menggunakan hak suaranya dalam Pemilu 2014 yang dilangsungkan KBRI Singapura, (6/4). rakornas pemantapan pemilu Sebanyak 112.123 WNI di Singapura tercatat sebagai pemilih tetap pada Pemilu 2014 dan 12.608 orang di antaranya menggunakan hak suaranya dengan menggunakan jasa posSelasa yang dikirim ke KBRI di Jakarta, (11/2). hingga 15 April 2014. Mendagri mengatakan

Personel Polri Pada bagian lain, selain melibatkan kepolisian se ­ tempat, panitia pemungutan suara luar negeri (PPSLN) erpikir positif adalah juga mendapat pengamanan langkah yang bisa dari Polri. Sebanyak 40 per­ sonel polisi dikirim ke sejum­ ditempuh saat ini. Karena lah negara untuk menjaga dengan iktikad baik DEWAN Pimpinan Cabang Selain itu, berdasarkan keamanan hari pemungutan penerimaan CPNSD (DPC) Partai NasDem Tang­ temuan surat suara itu, suara Pemilihan Legislatif gamus merasa dirugikan tidak terdapat kata contoh. (Pileg) 2014. Sejumlah negara bersih tidak menimbulkan dengan contoh surat suara Contoh surat suara tersebut tersebut diantaranya adalah polemik sebelum itu. yang disebarkan salah satu dibuat sedemikian rupa se­ Malaysia, Singapura, Hong calon legislatif dari daerah hingga terlihat sama persis Kong, dan Arab Saudi.  LAMPUNG POST/DOK. DEMOKRAT SOSIALISASI LEWAT TURNAMEN. dari DP Lampung I, Heriyanto (kiri),(DP) melakukan sosialisasi dengan pemilihan III dari Par­ pencalonannya dengan surat suara yang KepalaAnggota Biro DPR Penerangan menggelar bola di Yosorejo SeninBoy (10/2). Kegiatan diikuti 16 timIndonesia U-23. tai itu Demokrasi dikeluarkan KPU. disiapkan oleh PPLN turnamen untuk sepak Masyarakat PolriMetro, Brigjen (PDI) Perjuangan. “Ada dua persoalan yang mencoblos calon anggota le­ Rafli Amar menerangkan 18 Pasalnya, caleg DPRD sangat saya sayangkan den­ gislatif yang menjadi pilihan personel di antaranya ditem­ Tanggamus tersebut ikut gan adanya peristiwa ini, mereka. patkan di Malaysia, 4 personel mencantumkan nama-na­ yang pertama mengapa Herman menjelaskan pemi­ di Singapura, 8 di Hong Kong, ma caleg dari Partai Nas­ caleg tersebut ikut mencan­ lu di Malaysia merupakan dan 10 personel di Arab Saudi. CALON anggota legislatif (caleg) dari Partai Demokrat, HeriDem dengan nomor urutan tumkan nama-nama caleg pemilu pertamanya di luar Pengiriman personel dilaku­ yanto, bersosialisasi lewat pertandingan sepak bola. Caleg DPR yang sengaja diacak seh­ dari partai lain,” ujarnya, negeri dan tentu berharap kan pekan lalu. daerah pemilihan Lampung I ini bersama caleg DPRD menggeingga menimbulkan kebin­ Minggu (5/4). pelaksanaannya berjalan den­ Di Singapura, misalnya, lar turnamen sepak bola di Kelurahan Yosorejo, Kota Metro. Zainudin bersama rekangungan calon pemilih. gan lancar. Kedutaan Indonesia pun me­ “Kami melihat acara ini lebih bermanfaat ketimbang tebar Ketua DPC Partai Nas­ rekan dan simpatisan dari “Saya ingin pemilu di Malay­ minta kepolisian negara se­ baliho. Selain bisa bertemu langsung dengan masyarakat, juga Dem Tanggamus Zainudin DPC Partai NasDem Tang­ sia ini berjalan dengan tertib, tempat membantu pengaman­ agar generasi muda mencitai sepak bola,” kata dia, usai membuHanafi mengatakan surat gamus coba mendatangi disiplin, tidak ada kekacauan an. Sepuluh regu kepolisian ka turnamen sepak bola Heriyanto-Zulfikar Passa, kemarin. suara itu diketahui oleh posko pemenangan caleg dan bagi masyarakat yang Singapura dilibatkan dalam Menurutnya, pertandingan sepak bola tersebut diikuti oleh timnya setelah tim sukses dari PDIP tersebut yang be­ ingin mencoblos harus sabar pengamanan pelaksanaan 16 tim sepak bola usia 23 tahun. Lewat turnamen sepak bola caleg dari PDIP Yayuk Su­ rada di Pekon Banjarnegeri, dalam antrian,” ujarnya. pemilu di kantor Kedutaan diharapkan bisa menjaring bibit-bibit muda berbakat. (UIN/U3) listyo menyebarkan contoh Kecamatan Gunungalip, Sementara di Arab Saudi, Besar RI di Negara Singa itu, surat suara di Kecamatan Tanggamus. tempat pemilihan dibagi da­ kemarin (6/4). “ Jawa b a n ya n g k a m i Gunungalip. lam dua zona. Zona pertama “Untuk pengamanan, kami “Setelah diperhatikan p e r o l e h d a r i t i m s u k­ yang disokong KBRI Riyadh meminta bantuan dari ke­ MASYARAKAT jangan memilih calon anggota legislatif petahana secara saksama, ternyata sesnya, mereka merasa untuk kawasan bagian timur. polisian Singapura dan kami yang tidak pernah berbuat untuk masyarakat. Hal itu disampainama-nama caleg yang tidak bersalah dengan Sementara zona kedua ada­ berterima kasih atas kesedia­ kan dosen Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Metro berasal dari Partai NasDem adanya kejadian ini. Atas lah yang disokong Konsulat annya,” kata Duta Besar RI Prima Angkupi. Menurutnya, masyarakat perlu kritis terhadap tidak sesuai dengan nomor adanya peristiwa ini, saya Jenderal RI di Jeddah untuk untuk Singapura Andri Hadi caleg petahana di DPRD Lampung Timur. Jangan memilih urut yang berada di Komisi dan Partai NasDem mera­ kawasan bagian barat. usai mencoblos. (ANT/U1) anggota DPRD yang malas dan tidak punya perhatian kepada Pemilihan Umum (KPU),” sa sangat dirugikan,” kata Duta Besar RI di Arab Saudi daerah pemilihannya. “Jangan pilih anggota DPRD yang tidak hesmaeryani@lampungpost.co.id kata dia. dia. (ABU/U1) A.M. Fachir mengatakan se­ bermanfaat bagi masyarakatnya,” kata dia, kemarin. Dia menjelaskan DPRD dipilih dan digaji oleh rakyat. Wakil rakyat jangan hanya mencari masyarakat ketika butuh dukungan. Anggota Dewan petahana harus sering turun menjemput aspirasi warga. (CK7/U3) “HAL wajar kalau sekarang

 

23

LAMPUNG POST POST LAMPUNG

Hesma Eryani

CMYK CMYK

pihaknya telah menyampaikan surat balasan tersebut sejak empat hari yang lalu atau sekira Jumat (7/2), dengan melampirkan dua poin penting terkait kepastian penyusunan draf usulan peraturan presiden (perpres) soal dana saksi parpol. Mendagri juga meminta kepada Bawaslu untuk segera menanggapi mengenai pertanggungjawaban lembaga penyelenggara pemilu yang akan mendistribusikan uang negara

Kontras Serukan Tidak Pilih Pelanggar HAM


Tauhidi (Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Lampung)

HUMANIORA senin, 7 APRIL 2014 LAMPUNG POST

“Dari 1.000 orang yang mengikuti psikotes, akan dipilih 100 orang yang dinilai paling sesuai untuk menjadi tenaga pendidik yang akan mengabdi di pelosok Lampung.”

4 S Elin tas Program Sekolah Lingkungan Hidup WAHANA Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi) Lampung membuat Program Sekolah Lingkungan Hidup untuk pengenalan dasar-dasar lingkungan sehingga dapat berperan dalam pencegahan kerusakan alam yang semakin parah. Direktur Eksekutif Walhi Lampung Bejoe Dewangga, di Bandar Lampung, kemarin, mengatakan kerusakan lingkungan dewasa ini semakin masif akibat salah kebijakan. Dia menegaskan kesadaran akan penyelamatan lingkungan saat ini sudah harus segera dikenalkan sedini mungkin kepada kalangan generasi muda, mulai dari taman kanak-kanak hingga para mahasiswa. “Konsep-konsep pemberian kedasaran dengan pengenalan dasar-dasar lingkungan, seperti analisis pencemaran, ciri-ciri kerusakan lingkungan, dan aturan perundangan tentang pengelolaan alam dan lingkungan hidup perlu diketahui generasi muda,” kata dia. (ANT/S3)

IAIN Gelar Pelatihan Jurnalistik

n LAMPUNG POST/DELIMA NATALIA NAPITUPULU

PESERTA IKUTI PSIKOTES. Sebanyak 1.000 peserta Lampung Mengajar mengikuti psikotes yang diselenggarakan Dinas Pendidikan (Disdik) Provinsi Lampung di Gedung Serbaguna Universitas Lampung, Minggu (6/4). Disdik menggandeng Rumah SAKIT Jiwa Provinsi Lampung untuk menyelenggarakan psikotes tersebut.

Peserta Lampung Mengajar Membeludak Soal yang diujikan berstandar internasional yang sudah divalidasi sesuai aturan dan keadaan di Indonesia. Delima Natalia Napitupulu

I

SERIBU orang memadati GSG Unila untuk mengikuti psikotes Lampung Mengajar. Tidak hanya dari Lampung, para peserta juga berasal dari Jawa Barat dan Banten. Bahkan, psikotes tersebut juga diikuti oleh guru yang sudah pernah mengikuti program serupa, yakni Indonesia Mengajar. Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Lampung Tauhidi, di sela-sela kegiatan, pada Minggu (6/4) pagi, mengatakan seluruh peserta psikotes adalah pendaftar

yang sudah lulus seleksi administrasi. Peserta yang gugur pada seleksi administrasi hampir mencapai 300 orang. Dari 1.000 orang yang mengikuti psikotes, akan dipilih 100 orang yang dinilai paling sesuai untuk menjadi tenaga pendidik yang akan mengabdi di pelosok Lampung. Agar bisa mendapatkan sosok yang tepat, Disdik Lampung menggandeng tim dari Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Lampung sebagai pihak penyelenggara tes. Daya juang dan kreativitas merupakan kriteria ideal bagi tenaga pendidik pada Lampung Mengajar. Setelah berjalan, se-

tiap tenaga pendidik Lampung Mengajar akan dievaluasi. Rencananya, mereka yang lulus seleksi mulai bertugas pada tahun pelajaran baru 2014—2015. Peserta yang lulus psikotes akan diumumkan melalui website dan ditempel di Disdik Lampung.

Soal Berstandar Internasional Di tempat yang sama, psikiater RSJ Lampung dr. Tendri Septa, Sp.Kj. mengatakan para peserta mengerjakan 560 butir soal. Setiap jawaban yang dipilih peserta akan mencerminkan kepribadian dan kejiwaan yang bersangkutan. Soal yang diujikan berstandar internasional yang sudah divalidasi sesuai dengan aturan dan keadaan di

Indonesia. Penilaian atas jawaban peserta bukan salah atau benar , karena tujuan psikotes itu adalah mengetahui kejiwaan peserta. “Yang pasti, mereka harus bebas dari gangguan jiwa, bahkan gangguan jiwa ringan sekalipun seperti cemas dan mudah depresi,” kata Tendry. Soal yang dikerjakan juga bisa mencerminkan kinerja dan motivasi peserta. Yang terpeting, kata dia, tenaga pendidik Lampung Mengajar harus memiliki kejiwaan yang kuat agar tetap dapat bertahan ketika dihadapkan pada situasi yang sulit. Tenaga pendidik Lampung Mengajar akan bertugas di daerah pelosok, termasuk pesisir. (S3)

Belajar Nasionalisme lewat Seminar Kebangsaan SATU per satu pemuda yang mengenakan jas organisasi mereka masing-masing mulai memasuki salah satu ruangan di Hotel Emersia, Bandar Lampung. Wajah mereka tampak semringah. Di antara wajah-wajah yang hadir kala itu, Sabtu (29/3), adalah Nur Aini. Ia bersama beberapa rekannya dari Korps Alumni Kapal Pemuda Nusantara. ”Saya ke sini untuk mengikuti seminar kebangsaan,” ujarnya sambil

tersenyum. Tak hanya pemuda dari Kota Bandar Lampung yang mengikuti seminar tersebut. Pemuda dari berbagai daerah juga turut serta dalam seminar yang dihelat Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) RI ini. Kholidin misalnya. Pemuda yang aktif dalam organisasi pemuda Muhammadiyah ini sengaja datang jauh-jauh dari Ambarawa, Pringsewu, hanya untuk mengikuti seminar

yang bertujuan menanamkan jiwa nasionalisme dan rasa kebangsaan di era modern ini. Pria 25 tahun ini begitu bersemangat kala satu per satu pemateri mulai menyampaikan materinya. “Acara ini semakin menumbuhkan jiwa nasionalisme saya,” kata dia. Tak sampai di situ, wajah peserta seminar empat pilar itu semakin cerah saat Eddie Siregar menyampaikan materi yang kedua. Semangatnya begitu berapi-api saat

menyampaikan materi tentang pentingnya empat pilar kebangsaan bagi Indonesia. Tak berapa lama, MC menyebut nama Yuni Poerwanti. Para peserta saling bertatapan. Siapakah gerangan wanita itu. Bu Yuyun, panggilan akrab wanita itu menutup acara seminar empat pilar. ”Pemuda itu harus aktif dan kreatif dan senantiasa menjaga kedaulatan bangsa,” kata dia. (S1) n Tri Sujarwo

BUDI DAYA PERIKANAN. Mahasiswa Politeknik Negeri Lampung (Polinela) melihat berbagai hasil budi daya perikanan di perguruan tersebut. Salah satu visi dari Program Studi Budi Daya Perikanan Polinela adalah menjadi penyelenggara pendidikan vokasi terbaik dalam menghasilkan lulusan yang terampil, disiplin, mandiri, profesional, dan berkompeten di bidang budi daya perikanan. n DOKUMENTASI POLINELA

Polinela Bertekad Jadi Terbaik Ke-5 Nasional MEMASUKI usia ke-30 tahun pada 7 April, Politeknik Negeri Lampung (Polinela) bertekad menjadi perguruan tinggi terbaik ke-5 di Indonesia sesuai visi pada 2020. Target tersebut bukan tanpa alasan. Pasalnya, salah satu perguruan tinggi negeri (PTN) di Lampung tersebut meraih predikat tiga besar untuk kategori manajemen terbaik dalam penggunaan keuangan 2010—2013 tingkat nasional berdasarkan penilaian auditor utama keuangan negara dari Badan Pemerik-

saan Keuangan (BPK) RI. Selain itu, Polinela juga unggul dari daya serap mahasiswa dan kepuasan pelanggan. Secara nasional pula, Polinela menjadi urutan ke-8 dari 32 politeknik negeri se-Indonesia pada 2011. Dengan berbagai perbaikan, 2020 jadi lima besar PTN terbaik nasional. Hal itu akan diwujudkan Direktur Polinela sebelumnya yang sudah meletakkan dasardasar manajemen, akuntabilitas, dan transparansi, kini tinggal dikembangkan dan dimatangkan untuk berdaya

saing di masyarakat ekonomi ASEAN (MEA) 2015. Target tersebut disampaikan Direktur Polinela Joko S.S. Hartono di sela-sela menyambut HUT ke-30 Polinela pada April mendatang. “HUT ke-30 pada 7 April mendatang menjadi momentum Polinela bersama sivitas akademika akan bangkit dan terus bergerak lebih cepat untuk mewujudkan visi pada 2020 sebagai perguruan tinggi terbaik ke-5 di Indonesia,” ujarnya, kemarin. Salah satu untuk mewujudkan hal tersebut dengan

melaksanakan Tridharma Perguruan Tinggi, baik di bidang pendidikan, penelitian, maupun pengabdian masyarakat. Di bidang pendidikan, pihaknya terus melakukan gebrakan dengan menggunakan kurikulum berbasis kerangka kualifikasi nasional Indonesia (KKNI) yang mengacu pada Peraturan Presiden No. 8/2012 dan UU Perguruan Tinggi No. 12/2012. Tempat proses pembelajaran berbasis pada penelitian dengan memperbesar cakupan pengembangan, pendanaan. (CR13/S1)

delimanatalia@lampungpost.co.id

UNIT Kegiatan Mahasiswa Fakultas (UKM-F) Hamas, Fakultas Syariah Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Raden Intan Lampung, menggelar pelatihan jurnalistik di kampus setempat, Minggu (5/4). Pelatihan yang diikuti 70 peserta dari beberapa kampus di Bandar Lampung tersebut mengusung tema Menciptakan jurnalis mahasiswa yang kreatif, kritis, dan berkarakter. Ketua Umum UKM Bapinda Tri Kurniawan menjelaskan kegiatan ini bertujuan meningkatkan kreativitas mahasidswa dalam menulis, sehingga mereka makin kritis melalui ide-ide dan gagasan yang kreatif dalam menyalurkan aspirasinya lewat tulisan. Pelatihan ini dibagi dalam dua sesi. Materi pertama tentang cara membuat berita dan opini yang disampaikan Tri Sujarwo dari Forum Lingkar Pena Bandar Lampung. Materi kedua tentang desain grafis yang diisi oleh Aan Kurniawan, mahasiswa IAIN. (*7/S1)

SMA Alkautsar Dominasi OSN SMA SMA Alkautsar Bandar Lampung mendominasi peserta Olimpiade Sains Nasional (OSN) 2014 se-Bandar Lampung. Menurut Kepala Seksi SMA Dinas Pendidikan Bandar Lampung Lelawati, dari 27 peserta yang akan dikirim ke seleksi OSN Tingkat Provinsi Lampung, 9 di antaranya berasal dari SMA Alkautsar. “Selain dari SMA Al Kautsar, sebanyak lima orang dari SMAN 2 dan 5 orang dari SMAN 9,” katanya. Lelawati menambahkan sebelum dikirim ke tingkat provinsi, mereka akan mendapatkan materi-materi khusus dan digembleng selama 15 hari ke depan secara intensif oleh guru dari Lembaga Pendidikan Astana Ilmu. (CR13/S1)


TER sENIN, 7 APRIL 2014 LAMPUNG POST

PONG

AGROBISNIS

5

Melirik Potensi Budi Daya Patin Budi daya patin memiliki prospek bisnis yang cerah dan mulai banyak diusahakan masyarakat. Sri Agustina

K

EDAI pindang makin tumbuh subur di Lampung. Kalau dulu hanya beberapa kedai yang menjajakan menu pindang, kini hampir di setiap lokasi bisa ditemukan menu ikan yang menyehatkan ini. Sebut saja di salah satu kedai pinggiran di kawasan Telukbetung. Menu pindang patin yang disajikan dengan kuah merah ini laris manis. Tidak lebih dari pukul 13.00 setiap hari kerjanya pindang sudah ludes terjual. Menurut pengakuan Uni Linda, pemilik kedai, setiap hari kerja ia menyediakan menu pindang patin. Tidak banyak, paling 15—20 patin ukuran sedang setiap hari (Senin— Jumat) yang diolahnya. Malahan, terkadang ia agak kesulitan mendapatkan patin yang biasa dibelinya di Pasar Kangkung, Telukbetung, karena berebut dengan pembeli lainnya. Beruntung Uni Linda memiliki langganan tetap ya n g m e m a s o k ikan tersebut. Warung yang menyediakan pindang patin pun kini kian mudah didapat di Bandar Lampung dan sekitarnya. Selain dagingnya yang kenyal dan pulen, harga ikan kaya protein ini pun relatif terjangkau. Tidak heran jika permintaannya terus meningkat. Budi daya patin pun memiliki prospek bisnis yang cerah dan mulai banyak diusahakan masyarakat. Saat ini patin menjadi salah satu komoditas unggulan di bidang perikanan. Ikan air tawar yang memiliki warna putih keabu-abuan ini memiliki citarasa yang khas dan mengandung protein cukup tinggi. Selain itu, kadar kolesterol yang ada dalamnya tergolong rendah sehingga ikan ini banyak dipilih masyarakat untuk dikonsumsi karena aman bagi kesehatan. Patin disukai banyak orang. Dagingnya yang lembut dan rasanya yang khas digemari masyarakat luas. Biasanya patin dikonsumsi segar maupun diproduksi menjadi ikan fillet.

Pembesaran Patin Dalam menjalankan bisnis budi daya patin, terdapat tiga tahapan yang harus dilewati selama proses budi daya berlangsung, yaitu pembenihan, pendederan, dan pembesaran ikan. Yang dimaksud dengan tahap pembenihan meliputi pemeliharaan induk agar menghasilkan telur dan menjadi bibit ikan. Sementara tahap pendederan adalah tahap pemeliharaan patin pada ukuran tertentu atau bisa juga dikatakan sebagai masa transisi dari tahap pembibitan ke pembesaran. Ketiga adalah masa pembesaran patin. Pada tahapan ini merupakan tahapan dari ikan hasil pendederan sampai menjadi patin yang cukup besar dan siap dikonsumsi. Walaupun budi daya patin memiliki tiga tahapan perawatan, sebaiknya pembudidaya memilih salah satu tahapannya agar fokus. Misalnya, memilih bisnis pembibitan, bisnis pendederan, atau hanya fokus pada bisnis pembesaran. Hal ini dilakukan untuk mempermudah dalam perawatan ikan. Pada tahapan pembesaran ini perlu memperhatikan beberapa faktor, seperti lokasi, kualitas air, hingga pakan dan panen. Berdasar literatur budi daya patin, dalam memilih lokasi budi daya pembesaran harus memperhatikan beberapa aspek, yang meliputi sumber air, kualitas air, kuantitas air, dan kualitas tanah. Sumber air yang dapat dimanfaatkan yaitu sungai dan air tanah yang berasal dari sumur atau irigasi buatan. S e b a i k n ya , j a g a kebersihan air jangan terlalu keruh dan tidak tercemar bahan-bahan kimia beracun, seperti minyak atau limbah pabrik, serta terjaga temperatur suhunya. Bila perlu, tambahkan larutan yang befungsi mencegah timbulnya jamur, yaitu emolin atau blitzich, dengan dosis 0,05 cc/liter. Kuantitas air pada pembesaran patin juga harus diperhatikan karena debit air yang dibutuhkan pada saat pembenihan, pendederan, dan pembesaran masing-masing memiliki ukuran yang berbeda. Sementara kualitas tanah yang cocok untuk pemb esaran antara lain tanah liat atau lempung, tanah terapan, tanah berfraksi. (SAG/E1)

sriagustina@lampungpost.co.id

n LAMPUNG POST/DOK.

BUDI DAYA PATIN. Patin saat ini sudah menjadi menu andalan masyarakat lewat pindangnya, sehingga budi daya ikan ini pun menjanjikan karena pasarnya kian terbuka luas.


BANDAR

SENIN, 7 APRIL 2014 LAMPUNG POST

Sutono (Ketua Umum DPD HAIPB Lampung)

LAMPUNG

Setiap pemimpin, baik itu bupati/wali kota maupun gubernur, harus peduli dan berkomitmen untuk kemajuan PPK di daerahnya masing-masing.

6

S Elin tas Ketua Umum GAC Diserahterimakan n LAMPUNG POST/

JABATAN ketua Umum Komunitas Sepeda Gowes Asyik Club (GAC) Bandar Lampung diserahterimakan dari AKBP Hen­ dra Saputra kepada Kompol Nyoman Abdul Gani, Minggu (6/4). Pergantian ini dilakukan karena AKBP Hendra Saputra mendapat tugas ke Polda Gorontalo. “Sebagai anggota Polri, kami harus siap ditugaskan di mana saja di wilayah Republik Indonesia,” kata Hendra. Dia ber­ harap GAC lebih solid dan maju untuk konsentrasi di bidang sosial dan lingkungan. Dia juga meminta GAC tetap bekerja sama instansi terkait dan komunitas lainnya. Saat ini, organisasi GAC diketuai Kompol Nyoman Abdul Gani dengan Ketua Harian Lilik Wahyudi, Sekretaris Umum Didiet TP, dan Bendahara Umum Mulyansyah. Kepengurusan GAC yang baru ini juga tetap menjalankan program yang telah dibuat ketua lama. Pada 21—30 April mendatang, wakil GAC Kusbiyanti terpilih menjadi peserta Srikandi, inspirasi bagi negeri jilid IV yang akan bersepeda dalam rangka memperingati Hari Kartini dari Mamuju (Sulawesi Barat) ke Makassar (Sulawesi Selatan). (NOV/K2)

HENDRIVAN GUMAY

CEK KENDARAAN. Kapolresta Bandar Lampung Kombes Pol. Dwi Irianto dan Kasat Samapta Polresta Bandar Lampung Kompol Irawan memeriksa kendaraan patroli untuk masa tenang jelang pemilu di Polresta Bandar Lampung, Minggu (6/4). Sebanyak 20 kendaraan patroli roda empat dan 50 kendaraan roda dua digunakan untuk patroli masa tenang jelang pemilu.

Lampung Fokus Pengamanan Pemilu Walaupun Lampung menjadi perhatian utama pengamanan, TNI tidak mengesampingkan provinsi lain di Sumatera bagian selatan. Nova Lidarni

P

ROVINSI Lampung menjadi perhatian utama pengawasan dan pengamanan Pemilu 9 April mendatang. Sebab, Lampung selain memilih anggota legislatif, juga melaksanakan pemilihan gubernur (pilgub). Demikian dikatakan Pang­ dam II/Sriwijaya Mayor Jenderal TNI Bambang Budi Waluyo, di Palembang, Minggu (6/4). Namun, ujar Pangdam, walaupun Lampung menjadi perhatian utama pengamanan oleh TNI, pihaknya tidak mengesampingkan Provinsi Sumatera Selatan, Jambi, Bengkulu, dan Bangka Belitung, karena provinsi tersebut men­ jadi tanggung jawab Kodam II/Sriwijaya,

sehingga pengawasan dan pengamanan tetap menjadi perhatian. Mengenai pelaksanaan pengamanan pemilu itu, pihaknya telah melaporkan kepada Kepala Staf TNI Angkatan Darat Jenderal TNI Budiman. Lebih lanjut, dia mengatakan TNI te­ lah menurunkan 2.500 personel untuk membantu aparat kepolisian dalam mengamankan Pemilu Legislatif 9 April 2014. Selain itu, juga ada 3.000 anggota disiagakan serta dibantu personel da­ lam jajaran Kodam II/Sriwijaya supaya pemilu berjalan lancar dan sukses. Menurut dia, untuk TPS di wilayah Kodam II/Sriwijaya 40 ribu lebih dan itu akan menjadi pengawasan pihaknya. Selain itu, pihaknya menyiagakan helikopter untuk memantau jalannya

pemilu nanti. “Dengan dimaksimal­ kannya pengamanan itu, diharapkan pemilu tidak menjadi kendala dan berlangsung sukses,” kata dia. Gelar Razia Jelang Pemilu Legislatif dan Pilgub Lampung, Kepolisian Resor Kota Ban­ dar Lampung menggelar razia untuk mencegah tindak kejahatan yang kapan saja bisa terjadi. “Hari ini (kemarin, red) kami meng­ gelar razia di wilayah hukum Polresta Bandar Lampung,” kata Kapolresta Bandar Lampung Kombes Dwi Irianto, di Bandar Lampung, Minggu (6/4). Dia mengatakan razia ini digelar untuk meminimalisasi tindak kejahatan, se­ hingga pada pelaksanaan pesta domokra­ si terjadi hal yang tidak diinginkan. Razia ini meliputi pemeriksaan STNK sepeda motor dan mobil, senjata tajam, senjata api, dan narkoba. I a m e n g u n g k a p k a n s e mu a h a l yang bisa menyebabkan suatu tindak

kriminalitas akan dilakukan tinda­ kan tegas. “Razia ini juga bentuk dari pencegahan yang dilakukan Polri, khususnya di Bandar Lampung yang menggelar pileg dan pilgub secara bersamaan,” kata dia. Kombes Dwi melanjutkan razia ini digelar seluruh polsek di bawah jajaran Polresta Bandar Lampung. Razia ini di­ lakukan hingga waktu pemilihan tiba. Dia juga menjelaskan koordinasi dalam menjaga stabilitas keamanan, khususnya di Bandar Lampung yang menjadi fokus arena politik, telah dilakukan, yang me­ libatkan banyak pihak dari TNI sampai organisasi masyarakat. Pihak kepolisian pun mengharapkan partisipasi dari masyarakat dalam men­ jaga keamanan. Karena itu, Kapolresta mengimbau warga Bandar Lampung agar dapat peduli dengan keamanan dan kenyamanan di lingkungan mas­ ing-masing. (ANT/K2)

n LAMPUNG POST/*8

Mang Ewok dengan becaknya di depan kantor PD Wahana Raharja, Telukbetung. Sudah 30 tahun Mang Ewok menarik becak demi menyekolahkan enam anaknya. lain, selain nguli, ya menarik becak,” katanya. Sewaktu masih gagah, Mang Ewok mengaku bisa memper­ oleh upah hingga Rp70 ribu setiap harinya. Selain dari

penumpang, ia memperoleh upah angkut barang dari toko aluminium di seberang pang­ kalan becaknya. Selain itu, istrinya, Sri Marhaeni (59), juga ikut membantu ekonomi

Polresta Bentuk Dua Tim Lidik Pembunuhan POLRESTA Bandar Lampung membentuk dua tim untuk me­ nyelidiki kasus pembunuhan Raib Putera Wijaya (18), warga Babatan, Ketibung, Lampung Selatan, yang ditemukan tewas di kontrakannya di Jalan Cengkeh, Gedungmeneng, Kedaton, Bandar Lampung, pekan lalu. Kasat Reskrim Polresta Bandar Lampung Kompol Dery Agung Wijaya mengatakan petugasnya masih terus melakukan penyelidikan di lapangan dan mem­ bentuk dua tim gabungan bersama Polsek Kedaton. Menurut Dery, Sabtu (5/4), petugasnya sudah memeriksa lima saksi mata, termasuk pemilik kontrakan. Petugas juga sudah mengantongi identitas tersangka. (AMR/K1)

Pemimpin Daerah Harus Komitmen Majukan PPK

Selalu Semangati Anak untuk Terus Sekolah Meskipun penghasilan ­ nya pas-pasan, Mang Ewok bertekad mengantarkan anakanaknya menyelesaikan pen­ didikan setidaknya sampai sekolah menengah atas (SMA). “Saya selalu kasih semangat ke anak-anak untuk terus sekolah selagi mampu, minimal sampai SMA,” kata dia. Berkat kegigihannya, Mang Ewok tidak hanya mampu menyekolahkan anak-anaknya hingga SMA. Dua dari enam anaknya malah mampu meng­ enyam pendidikan tinggi. “Al­ hamdulillah, yang dua terakhir bisa sampai kuliah.” Sejak berhenti bekerja seba­ gai buruh pabrik penggilingan padi di Bekrie, Lampung Ten­ gah, Mang Ewok menjalani pekerjaan sebagai tukang becak sejak 1974. Ia mengaku memilih pekerjaan itu kar­ ena tidak punya keahlian lain. “Saya enggak punya keahlian

UNIT Reskrim Polsek Natar, Lampung Selatan, menangkap ter­ sangka pencurian rumah milik Aris Yudiawan (30), di RT01/2, Dusun Srilungguh, Desa Bandarrejo, Natar, Lampung Selatan, Sabtu (29/3) lalu. Tersangka Suyanto (40) ditangkap di rumah­ nya di RT 17/07, Dusun Srilungguh, Bandarrejo, Natar. Kapolsek Natar Kompol Yohanes Agustiandaru, Sabtu (5/4), menga­ takan tersangka dibekuk atas laporan korban, kemudian petugasnya melakukan penyelidikan dan berhasil menangkap tersangka. Dari pemeriksaan, tersangka mengaku mengambil uang korban dengan cara memanjat tembok kemudian masuk ke rumah melalui pintu dapur. Diketahui juga, tersangka sudah melakukan aksi serupa sebanyak empat kali. Dari tangan ter­ sangka diperoleh barang bukti berupa uang sejumlah Rp6,6 juta dari total uang korban yang hilang Rp9,1 juta. (CR11/U1)

novalidarni@lampungpost.co.id

napas k ota

DI bawah beringin depan kan­ tor PD Wahana Raharja, Teluk­ betung, beberapa becak ber­ jejer menunggu penumpang. Dari kejauhan, seorang remaja menghampiri deretan becak. Ia mencoba melepas ikatan salah salah satu becak. “Joko, pulang sana! Jangan pakai becaknya,” seorang bapak meneriaki anak laki-laki itu. Peristiwa itu terjadi 20 tahun lalu. Ngadiyo (63), yang sudah 30 tahun menarik becak tidak pernah mengizinkan anak per­ tamanya, Joko (38), melakukan hal yang sama meskipun hanya mencoba. “Waktu itu Joko masih SMA, dia ingin sekali belajar menarik becak. Namun, saya larang keras,” kenang pria yang akrab disapa Mang Ewok itu. Jika diberikan kesempatan sekali untuk menarik becak, Mang Ewok khawatir anaknya menjadi gemar menarik becak dan akhirnya malas sekolah.

Polsek Natar Bekuk Tersangka Pencuri

keluarganya dengan berjualan nasi uduk di depan rumah. Dari upah yang diterimanya, sebagian disimpan untuk ke­ butuhan sekolah anak-anak. “Saya yakin selalu jalan untuk anak-anak sekolah.” Di usianya yang sekarang tidak muda lagi, Mang Ewok mengaku tidak ngoyo lagi men­ cari nafkah. Tugas menyeko­ lahkan anak sudah selesai. Meskipun demikian, selama masih mampu ia akan tetap me­ narik becak karena tidak ingin menganggur di rumah. “Saya tidak ingin menyusahkan anak terlalu banyak,” katanya. Mang Ewok dan istri mengaku bangga pada anak-anaknya. Menurut dia, semangat belajar anak-anaknya yang membuat ia tidak pernah putus asa. Ia tidak banyak berharap kepada anakanaknya. “Saya cuma pengin anak-anak sering kumpul di rumah.” (K1) n Eva Pardiana

GUBERNUR terpilih mendatang harus bisa menyediakan ang­ garan pertanian, perikanan, dan kehutanan (PPK) yang layak un­ tuk memajukan Lampung. Saat ini anggaran di sektor PPK dari Pemerintah Pusat tidak lebih dari 1%, sedangkan anggaran PPK di Lampung kurang dari 2%. “Oleh karena itu, pemimpin baru ke depan harus dapat menyediakan anggaran PPK yang layak. Tidak ada kata lain, harus memajukan sektor perta­ nian atau PPK ini,” kata Ketua DPD Himpunan Alumni Institut Pertanian Bogor (HAIPB) Lam­ pung Sutono, saat Musyawarah Daerah (Musda) IV DPD HAIPB, di Hotel Novotel Lampung, Minggu (6/4). Menurut Sutono, setiap pemimpin, baik itu bupati/ wali kota maupun gubernur, harus peduli dan berkomit­ men untuk kemajuan PPK di daerahnya masing-masing. Dalam musda bertema Satu hati-satu IPB, jayalah IPB kita,

Sutono, yang juga sekretaris Ka­ bupaten Lampung Selatan terpi­ lih, secara aklamasi memimpin DPD HAIPB Lampung periode 2014—2018. Sebelumnya, Su­ tono menduduki jabatan itu sejak 2010. Sementara Ketua Harian DPD HAIPB Lampung dijabat Agus Wahyudi dari ka­ langan swasta. Menurut Sutono, kegiatan ini dilakukan semata-mata un­ tuk menjalin silaturahmi serta merumuskan program kerja empat tahun mendatang. Selain itu, dia mengajak para alumni IPB untuk ber­ peran mengembangkan Lam­ pung sebagai provinsi agro­ bisnis. Mengingat, potensi daerah ini cukup banyak, tetapi masih ada beberapa produk pangan yang impor. Sementara Ketua Umum DPP HAIPB Pusat Bambang Suhar­ yono mengatakan alumni IPB berupaya meyakinkan semua pihak bahwa pertanian adalah masa depan Indonesia. (RIC/K1)


SENIN, 7 APRIL 2014

7

LAMPUNG POST

Polda Tingkatkan Kemitraan

dengan Masyarakat

KAPOLDA Lampung Brigjen Heru Winarko mengajak jajarannya meningkatkan kemitraan dengan masyarakat dengan cara membantu kesulitan warga, salah satunya di bidang kesehatan.

H

al itu diungkapkan Heru Winarko saat mengikuti rangkaian bakti sosial kesehatan dan peluncuran unit klinik mobil Bidokkes Polda Lampung. Kegiatan itu digelar Polda Lampung di Desa Gunungmekar, Kecamatan Jabung, Lampung Timur, Minggu (6/4). Heru Winarko mengatakan bakti kesehatan merupakan salah satu wujud nyata fungsi Dokkes Polri dalam melaksanakan pelayanan prima Polri kepada masyarakat, sesuai tema yang diangkat: Dengan bakti sosial, kita tingkatkan kemitraan Polri dengan masyarakat. Menurutnya, dalam kegiatan ini dilaksanakan pengobatan gigi serta khitanan massal sebanyak 62 anak dan pengobatan massal sebanyak 400 orang secara gratis bagi masyarakat Kecamatan Jabung dan sekitarnya. Kegiatan ini sebagai bentuk

.

kemitraan, baik internal maupun eksternal Polri. “Selain bakti sosial kesehatan, Biddokkes Polda Lampung juga melaksanakan launching unit klinik mobil berupa peresmian kendaraan bus, sebagai wujud kepedulian Polri agar dapat dirasakan langsung manfaatnya oleh masyarakat,” kata dia. Kabid Dokkes Polda Lampung AKBP dr. Agung mengatakan kegiatan yang diprakarsai Kapolda, wakapolda, dan didukung karo Sarpas dan Dirlantas ini mendapatkan satu unit bus yang bisa dimanfaatkan keluarga Polri dan anggota Polri yang rumahnya jauh dari rumah sakit. Kapolda berterima kasih kepada Kapolres Lampung Timur AKBP A. Djoko. W dan jajarannya, masyarakat Kecamatan Jabung dan sekitarnya, dan semua

pihak yang berpartisipasi menyukseskan kegiatan bakti sosial ini. “Tak lupa juga saya ucapkan terima kasih khususnya kepada dokter muda internship Rumah Sakit Bhayangkara Polda Lampung yang turut serta memberikan kontribusi amat berarti, khususnya bagi warga masyarakat di sini,” ujarnya. Ia berharap melalui bakti sosial kesehatan, Tuhan selalu meridai setiap langkah positif dan senantiasa memberi bimbingan dan petunjuk dalam pelaksanaan tugas dan pengabdian Polri kepada masyarakat, bangsa, dan negara. Kabid Humas Polda Lampung AKBP Sulistyaningsih menambahkan bakti sosial itu juga kerja sama dengan PT Jasa Raharja (Persero) dan Rotari. Hadir pula saat itu klub motor gede Harley dan mobil VW. Bupati Lampung Timur Erwin Arifin juga menyampaikan terima kasihnya atas terselenggaranya bakti sosial kesehatan dan peluncuran unit klinik mobil Polda Lampung dengan harapan bisa membantu masyarakat dan bisa dirasakan langsung seluruh warga Lampung Timur. (CK7/K10)

Jelang Pemilu, Polda Lampung Gelar Istigasah M EMOHON agar Lampung selalu dalam kondisi aman dan selalu konsusif, terutama menjelang pemungutan suara hingga pelaksanaan pemilu selesai, Polda Lampung menggelar istigasah, di lapangan Korpri, Jumat (4/4.) Hadir dalam acara itu Kapolda Lampung Brigjen Heru Winarko, Gubernur Lampung Sjachroedin ZP., anggota Fokorpimda Provinsi Lampung, Ustadz H. Habib Yahya Assegaf, wakapolda Lampung, pejabat utama Polda Lampung, para ulama, habib, tokoh agama dan tokoh masyarakat, ketua KPU Provinsi Lampung, ketua Bawaslu Provinsi Lampung , para pimpinan parpol, para pimpinan Majelis dan Jamaah Dzikir se-Provinsi Lampung, para anggota TNI dan Polri. Semuanya bersyukur atas nikmat yang telah diberikan Allah. Istigasah kali ini mengangkat tema Mari kita ciptakan Provinsi Lampung yang aman dan damai dalam pelaksanaan Pemilu dan Pemilukada 2014. Kapolda Lampung Brigjen Heru Winarko menyatakan istigasah merupakan permohonan seseorang hamba yang dilakukan secara berjemaah dengan harapan doa itu diijabah oleh Allah. Selain itu, istigasah bisa menjadi wahana silaturahmi dan perekat persaudaraan. “Dengan istigasah, kita memohon pertolongan dan perlindungan, khususnya bangsa Indonesia, agar dijauhkan dari segala bencana dan

berbagai konflik, utamanya saat pelaksanaan pemilu yang saat ini sedang kita laksanakan,” ujar Brigjen Heru Winarko. Penyelenggaraan pemilu merupakan sarana demokratis untuk menyampaikan aspirasi rakyat, dalam rangka membentuk sistem negara yang legitimate dan berkedaulatan rakyat, sehingga pemerintahan dan pimpinan nasional yang lahir dari hasil pemilu merupakan kehendak rakyat dan dijalankan sesuai dengan keinginan rakyat. Mengingat arti penting dan strategisnya pemilu bagi keberlangsungan kepemimpinan nasional, pemerintahan, dan pembangunan dalam mencapai tujuan negara, tambah Kapolda,

pada konteks inilah Polri sebagai penanggung jawab keamanan dalam negeri berkewajiban untuk mengawal, menjaga, dan mengamankan penyelenggaraan Pemilu 2014. Hal ini dilakukan melalui manajemen keamanan yang terpadu dan komprehensif, mengerahkan segala sumber daya yang ada, serta memperkokoh kerja sama sinergis dengan penyelenggara pemilu, TNI, masyarakat, dan mitra keamanan lainnya agar pesta demokrasi Pemilu 2014 dapat berlangsung aman, jujur, adil, dan demokratis. “Perlu kita cermati bahwa pada pelaksanaan Pemilu 2014 terdapat berbagai potensi kerawanan yang memerlukan perhatian serius untuk diantispa-

si sejak dini, agar tidak berkembang menjadi gangguan nyata yang dapat mengganggu dan menghambat penyelenggaraan Pemilu 2014,” ujarnya. Berbagai potensi kerawanan tersebut dapat terjadi dalam setiap tahapan pemilu berupa pelanggaran tindak pidana pemilu, termasuk tindak pidana umum, yang harus dapat dikelola dan ditangani oleh Polri secara profesional, transparan, dan akuntabel. Terkait tindak pidana pemilu, Polri yang bekerja sama dengan kejaksaan dan Bawaslu diharapkan dapat mengoptimalkan peran Sentra Gakkumdu, sehingga dapat menyelesaikan dengan tuntas setiap pelanggaran pemilu. Mencermati tantangan tugas dalam pengamanan pemilu tersebut, Kapolda berharap semua yang hadir di sana turut mengawal dan mengamankan setiap tahapan pemilu dengan sebaikbaiknya serta berupaya mewujudkan terciptanya situasi kamtibmas yang kondusif Tujuannya, agar dapat memberi rasa aman kepada para penyelenggara dan peserta pemilu serta menjamin masyarakat dapat menggunakan hak pilih dengan jernih sesuai hati nurani. “Melalui istigasah yang kami laksanakan ini, kami semua memohon kehaidrat Allah agar pelaksanaan Pemilu 2014 dapat berjalan tertib, aman, dan damai, sehingga terpilih pemimpin nasional yang diharapkan masyarakat,” ujar Heru Winarko. (K10)


± ±

± ±

CMYK CMYK

CMYK

RAGAM senin, 7 april 2014

Agung Laksono Kami belum hasilnya, apakah dibebaskan atau dihukum seumur hidup. Yang baru dibatalkan kan hukuman pancungnya.

8

LAMPUNG POST

SIAPA MENGAPA

B U RAS

± ±

Sindrom Politik Angin Duduk! “SETIAP musim cuaca buruk tiba, hujan diiringi angin tidak menentu, Paman minta dikerokin karena dada dan ulu hatinya sakit!” ujar Umar. “Ia sebut penyakitnya musiman itu angin duduk!” “Pemerintah dan anggota parlemen kita juga, penyakit angin duduknya kambuh setiap menghadapi pemilu!” timpal Amir. “Angin duduk itu penyakit yang berulang pada kasus sama terkait UU yang sama! Mahkamah Konstitusi (MK), pada 2009, membatalkan sejumlah Pasal UU No. 10/2008 tentang Pemilu, yang membatasi penyiaran hasil survei dan penghitungan

± ±

cepat (quick count). Namun, menjelang Pemilu 2014, mereka masukkan lagi isi sejenis pasal yang telah dibatalkan MK itu ke UU Pemilu baru, No. 8/2012! Jelas, dibatalkan MK lagi!” “Itu betul-betul sindrom politik angin duduk!” sambut Umar. “Ternyata kalangan pemerintah dan parlemen cara berpikirnya masih tradisional, angin duduk itu hanya penyakit biasa yang cukup dengan kerokan buat menyembuhkannya! Sidang MK pun mereka anggap cuma sekelas kerokan!” “Padahal, dalam kedokteran modern apa yang lazim disebut angin duduk itu penyakit me-

H. Bambang Eka Wijaya matikan—waktunya hanya 15 sampai 30 menit!” tukas Amir. “Menurut guru besar FKUI Teguh Santoso (Kompas.com, 5/4), gejala yang sering disebut angin duduk itu sebenarnya sindrom serangan jantung koroner akut (SSJKA). Meskipun lewat kerokan bisa dikurangi gejalanya, tidak sedikit berakhir fatal!” “Tidak kalah serius bahaya

sindrom politik angin duduk! Pemerintah yang sama (era Pemilu 2009 dan 2014) dan parlemen yang mayoritas orangnya sama, mengulang kesalahan sama secara priodik!” entak Umar. “Betapa bangsa dan negara mereka bawa hanya berputar-putar di lingkaran setan yang sama! Kenyataan demikian jelas berbahaya, bangsabangsa lain terus melangkah maju, sedangkan kita oleh pemerintah dan parlemen dibuat berputar terduduk dengan penyakit yang sama!” “Paling menyedihkan, survei

dan hitung cepat terkait hasil pemilu itu cerminan kemajuan demokrasi dalam akomodasi­nya terhadap ilmu pengetahuan!” timpal Amir. “Melalui orientasi pada ilmu pengetahuan yang tidak henti berproses memperbarui diri itu, politikus dan birokrat juga bisa senantiasa ikut terbarukan pandangan dan cara berpikirnya! Sebaliknya, mereka yang menutup diri dari kemajuan ilmu pengetahuan, seperti bercokol dalam sindrom politik angin duduk, bisa terjebak dalam lingkaran setan yang sama dari pemilu ke pemilu!” ***

Add on: facebook.com/buraslampost

Follow on: @buraslampost

±

Jago Ciptakan Lagu SIAPA sangka Meryorie Jayaputra yang kini dipercaya menjadi kepala Badan Ketahanan Pangan Tulangbawang ternyata jago menciptakan lagu. Pria kelahiran Tajungkarang, 16 Mei 1962, ini menerima penghargaan sebagai pemenang lomba cipta lagu daerah Provinsi Lampung 2014 melalui lagu berjudul Bumi Tulangbawang. Lagu ini dicipatkan Yorie berkenaan dengan ulang tahun ke-17 Tulangbawang yang jatuh pada n LAMPUNG POST/DOK 20 Maret lalu. Yorie yang menguasai sejumlah alat musik ini memang akrab dengan dunia seni terutama musik, seni rupa, dan penyuka batu. “Dari semua alat musik, saya paling suka dengan biola,” katanya saat berbincang di kediamannya di Enggal, Bandar Lampung, Minggu (6/4). Suami dari Cik Aprina ini mengaku terobsesi dengan kebeasaran Kerajaan Tulangbawang yang eksistensinya diakui hingga mancanegara,” kata putra Ali Hasan Moehyi ini. Ayahnya juga seorang pencipta lagu, salah satunya bertajuk Onang dan pada 1979 direkam dalam bentuk pita kaset dan dipopulerkan Sangun Sisters. “Saya yakin di bawah kepemimpinan Handoyo akan kembali mengangkat kejayaan Tulangbawang di masa depan,” kata mantan Pembantu Rektor II dan perancang logo UTB 2000 itu. (UNI/U1)

WAT WAT GAWOH

Tilang Kader PENINDAKAN atas pelanggaran hukum biasanya tidak memandang kepentingan dan hal apa pun. Jikapun kondisi gawat darurat, itu dapat dinegosiasikan di sidang pengadilan. Nah ya, kuruk pai mit lom sidang. Kik wat alasan, dacok muneh tiandan ko (Iyalah, masuk dulu ke sidang. Kalau ada darurat, bisa n DP. RAHARJO menjadi patokan hakim). Seperti pelanggaran lalu lintas yang dilakukan kader partai politik selama kampanye di Pemilu 2014. Ternyata, Polri menyebut angka tilang kader parpol itu mencapai 68.469 pelanggar lalu lintas saat kampanye. Kepala Biro Penerangan Masyarakat Divisi Humas Polri Brigjen Pol. Boy Rafli Amar mengungkapkan pelanggaran didominasi oleh pengemudi motor. “Pelanggaran yang paling banyak adalah tidak menggunakan helm sebanyak 2.571 kasus,” ujar Boy, Minggu (6/4). Na ya muneh, mak dacok sehehagamu mamak, lain ulihni kuti meramik ban plisi aga merabai. Na mawat, titilang muneh kuti. Wat-wat gawoh (Tidak bisa semaumu. Polisi tidak takut walaupun kalian rombongan. Ya pasti ditilang. Ada-ada saja). (U1)

KPU Pastikan Pileg dan Pilgub 9 April

± ±

± ±

KOMISI Pemilihan Umum (KPU) Lampung memastikan pilgub bisa berlangsung bersamaan dengan pemilu legislatif. Bahkan, panitia pemungutan suara (PPS) sudah menyebarkan undangan pemilu legislatif dan pilgub kepada masyarakat Lampung sejak Minggu (6/4). Ketua KPU Lampung Nanang Trenggono menjelaskan form C6 yang dibagikan oleh PPS itu merupakan pemberitahuan kepada pemilih. “Namun, pemberitahuan ini dipahami sebagai undangan. Nah, pemberitahuan atau undangan (C6) ini cukup satu, yakni pemberitahuan pencoblosan pemilu legislatif sekaligus berlaku untuk undangan atau pemberitahuan Pilgub Lampung 2014—2019,” ujar Nanang Trenggono, saat dihubungi, Minggu (6/4) malam. Akademisi Unila ini mene­ gaskan KPU Lampung terus bekerja maksimal demi berlangsungnya proses demokrasi di Lampung. Meskipun banyak dinamika yang dilalui, semua yang dibutuhkan untuk pilgub dan pemilu legislatif sudah siap. “Semua sudah selesai. Tinggal kekurangankekurangan sedikit. Namun, data detailnya sama Mas Coing (panggilan pokja logistik pilgub KPU Lampung),” kata dia. Nanang mengimbau ke pada masyarakat untuk menjadi pemilih yang cerdas. “Pilih calon legislatif, angg o t a D P D, d a n g u b e r n u r ya n g a m a n a h , k e m u d i a n membawa prospek yang baik ke depan,” kata dia. Secara terpisah, Pokja Logistik Pilgub Sholihin alias Coing menegaskan logistik pemilu legislatif dan pilgub terdistribusi ke KPU kabupaten/kota malam ini (6/4), sehingga pada Senin (7/4) siang sudah bisa dikirimkan ke TPS terdekat. (CR11/U1)

n MI/PANCA SYURKAN

PANWAS TINGKATKAN PENGAWASAN MASA TENANG. Pejalan kaki melintas di dekat mural ajakan mengikuti pemilihan umum (pemilu) di kawasan Pasar Minggu, Jakarta, Minggu (6/4). Panitia pengawas (panwas) pemilu menyatakan akan meningkatkan pengawasan selama masa tenang kampanye 2—4 April 2014 dan tak akan segan memproses siapa saja yang melanggar.

135 Kasus Politik Uang Warnai Kampanye Partai Golkar paling banyak melakukan pelanggaran, diikuti PAN, Partai Demokrat, PDI Perjuangan, dan PPP. Nova Lidarni

I

NDONESIA Corruption Watch bersama mitra jaringan di 15 provinsi menemukan 135 pelanggaran politik uang dalam kampanye Pemilu 2014. “Jenis pelanggaran politik uang ada 135 dengan perincian pemberian uang 33 kasus, pemberian barang 66 kasus, pemberian jasa 14 kasus, dan sisanya berupa penggunaan fasilitas negara,” kata peneliti bidang korupsi politik ICW, Abdullah Dahlan, dalam konferensi pers di Jakarta, Minggu (6/4). Abdullah Dahlan menjelaskan nilai transaksi politik uang yang dilakukan partai dan kandidat beragam. Namun, yang dominan bernilai Rp26 ribu— Rp50 ribu sebanyak 11 kasus. Selain itu, menurut dia, nilai pemberian uang dalam politik uang yang terbanyak yaitu Rp5.000—Rp25 ribu sebanyak enam

kasus. “Dalam temuan kami, ada nilai politik uang di atas Rp200 ribu sebanyak dua kasus,” ujarnya. Dari temuan itu, Partai Golkar paling banyak melakukan pelanggaran dengan jumlah 23 kasus, diikuti Partai Amanat Nasional (PAN) dengan jumlah pelanggaran 19 kasus. Selanjutnya, Partai Demokrat 17 kasus, PDI Perjuangan 13 kasus, dan Partai Persatuan Pembangunan 12 kasus. “Semua partai politik nasional melakukan pelanggaran politik uang,” ujar Abdullah.

Rendahnya Integritas Dia juga menjelaskan politik uang saat ini dilakukan tidak konvensional dalam bentuk uang, tapi berbentuk barang seperti sembako dan pengobatan gratis. Dalam hasil temuan ICW didapati bentuk pemberian barang berupa pakaian paling banyak yaitu 27 kasus. “Pemberian sembako 15 kasus, pemberian alat

rumah tangga 6 kasus, dan pemberian door prize 5 kasus,” kata dia. Selain itu, jenis politik uang dalam bentuk jasa juga dilakukan seperti layanan kesehatan sebanyak delapan kasus. Janji uang (5 kasus), hiburan atau pertunjukan (2 kasus), dan layanan pendidikan (1 kasus). “Momen pengobatan gratis selalu ada ajakan untuk memilih kandidat dan sesuai undang-undang itu dilarang karena memengaruhi pemilih,” ujarnya. ICW juga menemukan penyalahgunaan fasilitas dan jabatan dalam kampanye pemilu seperti dalam alat peraga sebanyak 16 kasus, aparat pemerintah 11 kasus, serta mobil dinas dan program pemerintah masing-masing 6 kasus. Abdullah Dahlan mengatakan masalah pemilu yang dihadapi masyarakat saat ini adalah rendahnya integritas pemilu yang ditandai maraknya politik uang, dana kampanye haram sebagai modal politik, dan penggunaan fasilitas negara dan daerah sebagai instrumen pemenangan. (R4)

Liverpool Kembali ke Puncak Klasemen KEMENANGAN penting di kandang West Ham United kembali membawa Liverpool ke puncak klasemen sementara Liga Primer. Bertandang ke Upton Park, Minggu (6/4) malam, The Reds pulang ­dengan kemenangan 2-1. Hasil itu membuat tim besutan Brendan Rodgers yang sebelumnya dikudeta Chelsea dari posisi teratas kembali memimpin dengan mengumpulkan 74 poin ung­gul dua dari The Blues ­d engan jumlah laga yang sama, 33. Sementara The Hammers tak beranjak dari pringkat 11 dengan 37 poin. Tampil dominan, Liverpool membuka peluang pada menit ke-18 saat bola sepakan Luis Suarez masih mengenai mistar gawang Adrian. Tim tamu akhirnya unggul lewat eksekusi penalti Steven Gerrard setelah James Tomkins handball di kotak terlarang pada menit ke-44. Keunggulan tak bertahan lama. Pada menit-menit

akhir babak pertama, tuan rumah menyamakan skor lewat Guy Demel. Tiga poin dibawa pulang Liverpool kembali berasal dari titik putih. Kali ini Adrian melanggar Jon Flanagan di kotak penalti dan Gerrard yang mengambil eksekusi tanpa cela menuntaskannya dengan jitu. Sementara itu, peluang Arsenal bersaing dalam perebutan trofi Liga Primer kian berat setelah menyerah 0-3 dari tuan rumah Everton di Goodisn Park. Gol pembuka tuan rumah dicetak Steven Naismith pada menit ke-14 yang digandakan Romelu Lukaku 20 menit berselang. Gol bunuh diri Mikel Arteta membuat The Gunners mengalami kekalahan telak yang kedua setelah sebelumnya digebuk Chelsea 0-6. Hasil itu membuat posisi Arsenal di zona Liga Cham­pions pun kian terancam. Meski masih bertengger di peringkat 4 dengan 64 poin, mereka hanya unggul satu poin dari Everton yang masih memiliki satu laga di tangan. (O1)

novalidarni@lampungpost.co.id

Pembebasan Satinah Tunggu Putusan Pengadilan Saudi WALAU sudah ada kesepakatan tentang pembayaran diat senilai 7 juta rial sebagai permohonan maaf, Satinah belum bisa langsung menghirup udara bebas. TKI yang terancam hukum­an mati ini masih harus menunggu vonis pengadilan terlebih dulu. “Kami belum hasilnya, apakah dibebaskan atau dihukum seumur hidup. Yang baru dibatalkan kan hukuman

± ±

pancungnya,” kata Menkokesra Agung Laksono, di Jakarta, Minggu. Agung menyebutkan kalaupun tetap dihukum, Satinah harus menjalani sisa hidupnya di penjara Arab Saudi. Jika dibebaskan, Satinah harus dideportasi karena memang bersalah. “Kalau sudah sampai di Indonesia, dia bisa bebas hidup di sini,” ujarnya. Ketika ditanya mengapa pemerintah

CMYK CMYK

membiarkan Satinah bebas padahal sudah berbuat kriminal, Agung menyebutkan hal tersebut juga terjadi pada mantan TKI, Darsem, yang juga mengalami hal serupa. “Kan status hukum di sana sudah selesai. Cuma mereka tidak bisa kembali lagi ke sana,” ujarnya. Terkait dengan sisa dana yang terkumpul untuk membebaskan Sati-

± ±

nah, Agung menyebutkan pemerintah kali ini tidak merekomendasikan untuk memberikan uang ke TKI itu. Pemerintah tidak ingin mengulang kasus Darsem yang justru seperti melecehkan para donatur dengan hidup bermewah-mewahan setelah dibebaskan. “Cukuplah kita dapat pelajaran dari peristiwa Darsem,” kata dia. (MI/U1)

±

n REUTERS/DYLAN MARTINEZ

PENALTI. Pelanggaran kiper West Ham United, Adrian (tengah), terhadap Jon Flanagan (kiri) berbuah penalti kedua bagi Liverpool pada lanjutan Liga Primer di Upton Park, London, Minggu (6/4). Eksekusi penalti Steven Gerrard memastikan The Reds pulang dengan tiga poin.

CMYK

± ±

±


EKO NOM I

BISNIS

senin, 7 april 2014

YEN JEPANG (JPY) 100

DOLLAR AMERIKA (USD)

KURS JUAL

KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

10.489,47

10.379,77

10.941,38

10.826,44

DOLLAR KANADA (CAD)

DOLLAR SINGAPURA (SGD)

KURS JUAL

KURS BELI

10.308,33

10.204,03

DOLLAR NEW ZEALAND (NZD)

KURS JUAL

KURS BELI

9.007,85

8.916,80

EURO (EUR)

KURS JUAL

KURS BELI

11.367,00

11.253,00

DOLLAR HONGKONG (HKD) KURS JUAL

KURS BELI

1.465,40

1.450,60

POUNDSTERLING INGGRIS (GBP)

KURS JUAL

KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

9.731,29

9.626,94

15.644,40

15.483,00

KURS JUAL

KURS BELI

18.934,01

18.740,75

KOMODITAS

Indeks KOMODITAS

DOLLAR AUSTRALIA (AUD)

Indeks VALUTA ASING

“Sudah mendapat persetujuan dari pusat. Artinya, RPH Way Laga sudah boleh dioperasikan.”

9

LAMPUNG POST

per Kamis, 3 April 2014

Dessy Romas (Kadis Peternakan dan Keswan Lampung)

LOKASI SENTRA

CPO Minyak kelapa Kakao Kopi arabika Kopi robusta Karet TSR 20 Lada hitam Lada putih Jagung (kering) per Kamis, 3 April 2014

� Sumber Bank Indonesia

Medan Bitung Makassar Medan Lampung Palembang Lampung Pangkalpinang Lampung

HARGA (Rp/Kg) 9.548 14.679 27.383 51.532 20.372 18.821 72.567 120.109 1.798

� Bappebti-Kementerian Perdagangan www.bappebti.go.id

n ANTARA/SEPTIADANA PERDANA

K E NAI K AN P A J A K B AN D A R A . Sejumlah penumpang mengantre di loket pelayanan imigrasi terminal keberangkatan Internasional Bandara Kualanamu, Deli Serdang, Sumut, Sabtu (5/4). Terhitung 1 April 2014, pemerintah memberlakukan kenaikan tarif pajak bandara (airport tax) di sejumlah wilayah bandara di Indonesia, baik untuk penerbangan domestik maupun internasional.

RPH Way Laga segera Beroperasi Setelah RPH Way Laga beroperasi, nantinya 10% dari jumlah sapi impor yang masuk ke Provinsi Lampung harus dipotong di RPH ini. Rukuan Sujuda

R

UMAH Potong Hewan (RPH) Way Laga, Bandar Lampung, segera beroperasi kembali pada akhir April ini setelah vakum selama beberapa waktu. Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Lamp u n g D e s sy Ro m a s te l a h mengajak Dirjen Peternakan dan Kesehatan Hewan Kementerian Pertanian Syukur Iwantoro untuk melihat ke­

siapan beroperasionalnya RPH tersebut. “Setelah menghadiri pembukaan workshop kompetensi epidemiologi Indonesia yang diselenggarakan di Hotel Emersia, saya mengajak Pak Dirjen melihat RPH Way Laga terkait akan beroperasinya kembali,” kata Dessy, pekan kemarin (3/4). Diharapkan, setelah RPH Way Laga beroperasi, 10% dari jumlah sapi impor yang masuk ke Provinsi Lampung harus di-

potong di RPH ini. Hal tersebut sesuai dengan rekomendasi yang dikeluarkan Dinas Peternakan. “Tiap harinya bisa memotong 100—150 hewan,” ujarnya. Saat ini beberapa persiapan sudah dilakukan, termasuk audit dari PT Sucofindo dan Australia sebagai negara pengimpor sapi. “Sudah mendapat persetujuan dari pusat. Artinya, sudah boleh dioperasikan,” ujarnya. Dessy juga mengajak Dirjen mengunjungi salah satu puskeswan di Jatiagung, Lampung Selatan. Menurutnya, Dirjen memberi respons postif dan akan menganggarkan peralatan dan kebutuhan lainnya

pada 2015. I d e a l nya , k at a d i a , s e ­ tiap kecamatan mempunyai puskeswan. Saat ini Dinas Peternakan baru memiliki 47 unit puskeswan, sedangkan kebutuhannya mencapai 105 puskeswan. Selain RPH, terdapat juga 84 unit tempat pemotongan hewan (TPH) dan 81 unit tempat pemotongan unggas (TPU). Dessy menambahkan kegiatan ini merupakan salah satu upaya Dinas Peternakan me­ nindaklanjuti MoU gubernur Lampung dengan gubernur DKI Jakarta yang sudah di­ sepakati mengenai Lampung yang akan menyuplai kebutuh­ an pangan ke Jakarta.

Masih Mahal Sejumlah pedagang mengeluhkan daya beli masyarakat terhadap daging sapi yang semakin menurun. Harga daging sapi dinilai terlalu tinggi sehingga membuat masyarakat meng­ urangi belanja daging sapi. Menurut Edi, salah satu pedagang sapi di Bandar Lampung, permintaan daging sapi cenderung menurun sejak adanya kenaikan harga daging dari Rp70 ribuan menjadi Rp95 ribuan/kg. “Kalaupun ada, biasanya itu musiman, saat musim pesta dan Lebaran saja. Kalau untuk harian, mulai sepi, kecuali langganan bakso dan rumah makan,” ujarnya. (*4/SAG/E1)

rukuansujuda@lampungpost.co.id

Warga Hakka Gelar Silaturahmi MENJALIN silaturahmi dan meningkatkan kemajuan di dalam bidang usaha, warga Tionghoa dari suku Hakka (Khe) menggelar pertemuan di Yayasan Hakka Metta Sarana Lampung, Sabtu (5/4). Seribuan marga Hakka di Lampung tampak berbaur dan saling menyapa di gedung baru pertemuan Metta Sarana, di kawasan Suteng, Telukbetung. Ketua Marga Hakka Lampung yang juga Ketua Yayasan Metta Sarana, Alesius Bunawan, mengatakan pertemuan warga Hakka di Lampung ini dibalut dalam rangkaian ken qin she dan perayaan qing ming (cengbeng) 2014, sebagai bentuk berbakti dan mengenang leluhur. “Pertemuan ini sebagai ajang

silaturahmi sesama warga Hakka di Lampung, terlebih Lampung akan menjadi tuan rumah pertemuan marga Hakka seluruh Indonesia dalam waktu dekat ini,” ujar Alesius atau kerap disapa Buncin yang merupakan pioner pasar ritel di Lampung. Menurutnya, keberadaan suku Hakka di Lampung sudah menginjak usia 120 tahun, se­hingga persatuan menjadi penting. Dengan pertemuan ini, diharapkan akan makin ba­nyak orang Hakka yang menjalin usaha lebih maju dan menjalin kesatuan serta menjadi teladan bagi masyarakat sekitarnya. Di Lampung, menurut Indra Halim selaku pengurus suku Hakka, ada sekitar 80 ribuan warga Hakka yang tersebar. Se-

n LAMPUNG POST/SRI AGUSTINA

SILATURAHMI. Suku Hakka di Lampung menggelar acara silaturahmi di gedung pertemuan Metta Sarana Lampung, Telukbetung, Sabtu (5/4). Suku Hakka yang banyak bergerak dalam bidang bisnis dan perdagangan ini diharapkan bisa saling menunjang dalam memajukan usaha dan perekonomian di Lampung.

bagian besar dari mereka lebih banyak berusaha di bidang bisnis dan perdagangan. “Jumlah marga Tionghoa di

Lampung yang paling banyak Hakka dan Hokian, selebihnya ada suku Konghu dan lainnya. Tiap-tiap marga biasanya

memiliki keahlian di masingmasing bidang dan suku Khe atau Hakka lebih ke bisnis dan perdagangan,” kata Indra. Sementara itu, Ketua Hakka Pusat Sugeng Pranoto menilai perkembangan suku Hakka di Lampung sangat pesat dan kuat. “Kami harus cinta Tanah Air karena kami berusaha, bahkan mati juga di NKRI. Jadi, kami semua adalah warga negara Indonesia. Apalagi, pemerintah juga telah merespons keberadaan warga keturunan ini sebagai salah satu suku di Indonesia, bahkan pada 12 Maret 2014 pemerintah mengeluarkan keppres tentang penyebutan nama China/Cina/ Tjina menjadi suku Tionghoa,” ujar Sugeng. (SAG/E1)

S Elin tas Kenali Tabung Elpiji Palsu MASYARAKAT diminta mengenali tabung gas elpiji palsu yang masih banyak ditemui di lapangan. Tabung gas palsu itu bukan keluaran Pertamina. “Tabung gas palsu ini sangat berbahaya. Jika kualitas tabung buruk, bisa mengakibatkan kebakaran,” ujar Manager Region Domestik Gas Pertamina Jateng-DIY Cornellius Damar Sasongko, Jumat (4/4). Beberapa ciri fisik tabung non-Pertamina di antaranya tampilan cat agak baru sehingga terlihat mengilap tapi mudah terkelupas jika tergores. Selain itu, jika spindel pada valve tabung ditekan, tidak tercium bau khas gas elpiji melainkan bau cat baru. Ciri lain, kata dia, adalah kualitas las-lasan pada bodi tabung umumnya kurang baik atau kasar, berat tabung umumnya kurang dari berat standar. “Jika standar satu tabung elpiji 3 kg sekitar 4,95 kg saat ini banyak ditemukan 4,6 kg atau 4,8 kg, jadi beratnya lebih ringan dibandingkan yang asli,” kata dia. Selanjutnya, menurut dia, untuk tabung palsu atau yang bukan dari Pertamina biasanya belum disertai rubbel seal. Kalaupun ada, biasanya berwarna hitam. (ANT/E1)

Smartfren Perluas Jaringan DENGAN meningkatnya akses internet di masyarakat, Smartfren terus memperluas jaringan internetnya hingga ke pelosok daerah. “Saat ini Smartfren masih berfokus membangun jaringan di perkotaan, tapi untuk ke depan pembangunan pasti sampai di daerah,” kata Lucka Faras Setia P.I.C., di galeri Smartfren Arif Rahman Hakim, Bandar Lampung. Menurutnya, Smartfren juga akan meluncurkan teknologi jaringan long trem evolution (LTE), yaitu standar komunikasi akses data nirkabel tingkat tinggi berbasis jaringan GSM/EDGE dan UMTS/HSPA yang merupakan teknologi yang didaulat akan menggantikan UMTS/HSDPA. Dengan menggunakan LTE, internet akan lebih stabil tapi kecepatan juga bergantung letak daerah traffic dan jumlah pengguna internet pada daerah tersebut. “Ada beberapa vendor CDMA, tapi dalam penjualan Smartfren menempati posisi kedua di Indonesia. Setiap bulannya penjualan produk Smartfren, baik handphone maupun paket data, naik 5%—10% dengan pencapaian target sebesar 60%—70%. (*5/E1)

Harga Komoditas Pangan Relatif Stabil HARGA komoditas bahan pangan di beberapa pasar tradisional di Bandar Lampung relatif stabil. Tidak ada kenaikan signifikan terhadap beragam kebutuhan tersebut. Aw e n , d i s t r i b u t o r t e lur ayam, di Pasar Tamin, Bandar Lampung, mengatakan harga telur yang d i j u a l n ya m a s i h s t a b i l : untuk grosir dibanderol dengan harga Rp14.200/kg, sedangkan untuk eceran dijual Rp14.500/kg. Dia mengaku dalam sehari telur ayam yang dijual bisa habis 1.050 kg yang didist r i b u s i k a n ke b e b e r a p a pasar tradisional, seperti Pa s a r Ta m i n d a n Pa s a r Pasirgintung. Ke s t a b i l a n h a rg a j u g a diungkapkan Samsi, pedagang di Pasar Tamin. Menurut dia, harga cabai merah keriting dijual seharga Rp15 ribu, cabai kecil rawit Rp35 ribu, cabai jengki Rp15 ribu, cabai hijau besar Rp10 ribu, dan kentang dibanderol Rp10 ribu/kg. H a n ya c a b a i r aw i t m e ­

rah yang masih bertahan tinggi. Samsi menyatakan pasok­ an cabai yang dijualnya didatangkan dari Pringsewu sehingga tidak terjadi kenaikan harga. “Untuk harga sekarang masih stabil tidak terjadi kenaikan, bawang putih masih dijual Rp10 ribu dan bawang merah brebes Rp18 ribu,” kata Parmi, pedagang di Pasar Pasirgintung. Mutmainah, pedagang sayuran di Pasar Pasirgintung, mengungkapkan untuk saat ini terjadi penurunan harga. Bawang merah brebes yang awalnya Rp20 ribu turun menjadi Rp15 ribu—Rp16 ribu/kg, kemudian bawang merah thailand yang awalnya dia beli seharga Rp14 ribu sekarang menjadi Rp11.500/kg. Mutmainah mengaku dalam seminggu dia bisa membeli bawang merah sebanyak 20 kg untuk dijual kembali di rumah. Ia mengaku keuntung­ an yang diperoleh tidak menentu sesuai tawar-menawar dengan pembeli. (*5/E1)

KKP Siapkan Program Lanjutan Coremap KEMENTERIAN Kelautan dan Perikanan (KKP) berniat melanjutkan program Coremap I dan II pada tahap institusionalisasi yang di­ integrasikan dengan program inisiasi segitiga karang. Program Coremap I dan II diakui pihak KKP telah meningkatkan upaya rehabilitasi dan pengelolaan terumbu karang di Indonesia. Program tersebut juga menjadi respons atas komitmen Presiden RI dalam pelaksanaan CTI-CFF (coral triangle initiative for food security and fisheries). ” Te r u m b u k a r a n g d i ­ lindungi dan dilestarikan melalui upaya rehabilitasi

±

secara alami. Melalui program Coremap, kesadaran masyarakat digugah untuk turut berpartisipasi dalam menjaga dan memanfaatkan sumber daya secara arif dan bijaksana. Masyarakat diberikan alternatif mata pencarian sehingga terjadi p e n u r u n a n te k a n a n te r ­ hadap terumbu karang,” kata Sudirman Saad, Dirjen Kelautan Pesisir dan PulauPulau Kecil (KP3K) KKP di Jakarta, Minggu (6/4). Meningkatnya kesadaran dan partisipasi serta buktibukti keberhasilan di lapang­ a n te l a h m e n u m b u h k a n komitmen dunia interna-

CMYK

sional. Keberhasilan ini mendorong komitmen pendana­ an internasional terhadap inisiatif presiden RI tentang CTI-CFF tersebut. “Coremap II fokus pada upaya mendorong partisipasi dan perubahan perilaku manusia, penguatan SDM dan kelembagaan, serta pengelolaan sumber daya terumbu karang berbasis masyarakat,” ujarnya. Dia menjelaskan upaya pengelolaan sumber daya di wilayah perairan laut salah satunya dilakukan melalui pembentukan kawasan konservasi perairan (KKP) dan daerah perlindungan laut

(DPL) yang berfungsi sebagai tabungan ikan. Hal ini juga mendukung pengelolaan perikanan yang berkelanjutan untuk kesejahteraan masyarakat. Pengembangan kawasan konservasi perairan ini selaras dengan indikator kinerja utama Kementerian Kelautan dan Perikanan. Sudirman menampik tuding­an KIARA yang mengatakan kegiatan pengelolaan terumbu karang Coremap II belum sesuai dengan kebutuhan, yaitu mata pencarian alternatif, dana bergulir, pembangunan, dan pemanfaatan prasarana sosial. (INX/E1)

±

CMYK

±


SENIN, 7 april 2014

LAMPUNG POST

10


senin, 7 APRIL 2014 LAMPUNG POST

PARIWARA 11


OPINI SENIN, 7 APRIL 2014 LAMPUNG POST

Partisipasi Opini Lampung Post menerima opini orisinal dan tidak dikirim ke media lain, tak lebih dari 5.000 karakter. Kirim via e-mail ke redaksi@lampungpost.co.id atau redaksilampost@yahoo.com. Kami mengutamakan tulisan yang mengkaji fenomena aktual di lingkungan masyarakat Lampung.

12

Mencari Politikus Sejati Iwan Nurdaya-Djafar Budayawan

T

AHUN 2014 ditabalkan sebagai tahun politik karena pada tahun ini akan dilaksanakan sejumlah pe­ ristiwa politik besar, yaitu pemilu leislatif pada 9 April, pemilihan presiden, pemilihan anggota DPD, dan untuk Provinsi Lampung akan ada pemilihan gubernur yang dibarengkan dengan pemilu legislatif setelah tiga kali jadwalnya molor. Menjelang kampanye, para calon wakil rakyat sibuk turun ke daerah pemilihannya degmi mencari simpati rakyat yang akan memilihnya. Berbagai pun jurus dilaku­ kan. Setakat kini, sejumlah calon wakil rakyat sudah ada yang tertangkap tangan membagi-bagikan sembako atau uang. Calon wakil rakyat begini mestinya di­ coret dari daftar calon karena potensial untuk menjadi politisi buruk (the ugly politician). Mereka bahkan sudah gagal pada tahap pendekatan.

Politikus Salon Kaum politisi akan menjadi the ugly politician kalau hanya menggemari hidup di ruang-ruang ber-AC, undangan jamuan makan malam tak pernah ke luar dari mobil sedannya yang terbaru, hanya sepintas mem­ baca koran pagi, hanya berbicara di depan kamera televisi, hanya bergaul de­­­ng­an kawan dan lawan politiknya. Mere­ka siap pasang badan mengawal investor bermodal besar seraya mengharapkan gratifikasi. Ketamakannya akan uang dan nafsunya untuk jalan-jalan diwujudkannya melalui studi banding atau mengikuti bimtek di luar kota dan bahkan luar negeri. Saat sidang DPR(D) dia malah tidur atau asyik menonton film porno di perangkat gadzet­ nya. Itulah dunia politisi salon, di mana pun dan kapan pun. Fenomena Kepemimpinan Dunia politisi di Indonesia kiranya be­ lum kiamat. Masih ada segelintir politisi semacam Dahlan Iskan, Jokowi, Risma, dan

Ridwan Kamil. Mereka memiliki pengalam­ an dengan rakyat. Mereka blusukan di tengah rakyat miskin. Politikus pertama-tama adalah pemikir. Dia memiliki filosofinya sendiri tentang negara dan bangsa. Pemikir selalu punya prinsip. Ia sama sekali jauh dari watak spekulasi dan pragmatik. Prinsip hidupnya adalah segalanya, yang diperjuangkannya, ingin diwujudkannya. Berani karena benar. Benar karena punya filosofi.

n DP. RAHARJO

Filosofi kenegarawanannya itulah yang membuat seseorang muncul sebagai seso­ sok karakter. Setiap politikus sejati dikenal melalui karakteristiknya. Adakalanya mereka tampak urakan, seperti Cipto Ma­ ngunkusumo yang menyematkan lencana penghargaan pemerintah kolonial di pan­ tatnya, atau Agus Salim yang tenang-tenang saja mengisap rokok kreteknya di tengah kerumunan diplomat kerajaan Inggris. Ketika dikomplain dia justru berdiplo­ masi nenek moyang para diplomat itu dulu datang ke negerinya justru untuk berniaga tembakau dan cengkeh yang merupakan bahan pembuat rokok kretek. Akhir 1970an ada anggota DPA, yaitu Ki Mohamad Said Reksodipuro yang hidupnya ugahari, cuma bersandal dan ke mana-mana naik bus kota. Pak Said yang wafat pada 1979 adalah seorang menteri (di waktu lampau) yang dari gedung departemennya ke luar membeli rokok sendiri di tepi jalan.

Politikus sejati kurang-lebih juga seorang budayawan. Ia banyak membaca, mengkaji dan berpikir kritis. Sutan Syahrir adalah penggemar sastra Belanda maupun sastra dunia. Saat dibuang ke Boven-Digul di bawah nama samaran Sjahrazad, dia menu­ lis buku Renungan Indonesia. Agus Salim yang rumah sewaannya ter­ paksa pindah-pindah dan punya filosofi “memimpin adalah menderita” bahkan me­ nerjemahkan novel Rudyard Kipling. Hatta yang ekonom dan masyhur sebagai Bapak Koperasi adalah juga seorang penyair dan penulis buku ekonomi dan filsafat. Muhamad Yamin yang ahli hukum tapi juga penyair yang lazim dianggap sebagai pemula bentuk soneta dalam sastra Indo­ nesia, dermawan, dan sejarahwan. Seorang budayawan tak perlu bergelar akademik. Budayawan itu mendidik dirinya sendiri dengan pengetahuan bacaan, mengkaji pengalaman, mengasah kepekaan dalam kehidupan. Seorang budayawan belajar terus sampai saat kematiannya. Dan itulah yang di­ lakukan politisi Salim-Syahrir-Hatta-Yamin. Sedihnya, tidak ada anggota DPR-MPR kita yang tekun seperti John Kennedy waktu menjadi senator Kongres Amerika, yakni menulis buku Profiles in Courage tentang senator-senator politikus yang berkarak­ ter. Atau seperti Barack Hussein Obama Jr. yang sewaktu menjadi senator menulis pidatonya sendiri yang begitu mencerahkan lagi memukau. Sampai sekarang pun pustaka kita masih sepi dari riwayat para negarawan dan politi­ kus kita yang banyak dikagumi orang-orang asing. Apakah kaum politisi kita mau mem­ baca buku-buku semacam itu? Bukankah mereka meneruskan tradisi kehidupan politik bangsa ini? Mereka tidak sungguhsungguh berpolitik. Alhasil, para pemilih diminta untuk benar-benar mencermati para calon wakil rakyat, calon gubernur, calon anggota DPD, calon presiden agar bisa memilih politikus sejati, alih-alih politikus salon yang bakal menambah deretan panjang para korup­ tor belaka. n

Industrialisasi Lampung dan Kearifan Lokal Erwin Ricardo Silalahi Pengamat ekonomi, tinggal di Lampung

P

OTENSI sumber daya alam yang sekaligus merupakan basis kekuatan ekonomi Lam­ pung bertumpu pada subsektor perkebunan, pertanian, tanam­ an pangan, peternakan, dan kehutanan. Sejumlah penelitian menunjukkan pengembangan komoditas yang bermanfaat untuk mendongkrak kesejahte­ raan ekonomi masyarakat, di antaranya padi, tebu, jagung, unggas, dan kopi. Komoditas lainnya yang juga potensial un­ tuk dikembangkan adalah ubi kayu (singkong), lada, kelapa, pisang, kopi, dan kelapa sawit, selain peternakan. Data Badan Pusat Statistik (BPS) pada 2005 menunjukkan share sektor pertanian dalam produk domestik regional bruto (PDRB) untuk Provinsi Lampung menca­ pai 37%, jauh lebih tinggi diband­ ing rata-rata nasional sebesar 15% PDB (produk domestik bruto). BPS Lampung juga mencatat nilai ekspor Lampung pada April 2013 mengalami kenaik­ an sebesar 55,7 juta dolar AS dibanding periode yang sama pada tahun sebelumnya, yakni 234,7 juta dolar AS.

Member of Media Group

Direktur Utama: Raphael Udik Yunianto. Pemimpin Umum: Bambang Eka Wijaya. Pemimpin Redaksi/ Penanggung Jawab: Gaudensius Suhardi. Wakil Pemimpin Redaksi: Iskandar Zulkarnain. Pemimpin Perusahaan: Prianto A. Suryono. Dewan Redaksi Media Group: Saur M. Hutabarat (Ketua), Bambang Eka Wijaya, Djadjat Sudradjat, Elman Saragih, Laurens Tato, Lestari Moerdijat, Rahni Lowhur Schad, Suryopratomo, Toeti Adhitama, Usman Kansong. Kepala Divisi Pemberitaan: D. Widodo, Kepala Divisi Content Enrichment: Iskak Susanto. Kepala Divisi Percetakan: Kresna Murti, Asisten Kepala Divisi Pemberitaan: Umar Bakti, Sekretaris Redaksi: M. Natsir.

±

Asumsi yang paling mungkin untuk menjawab faktor pemicu kemiskinan itu adalah belum “nyambungnya” praktik indus­ trialisasi dengan pelembagaan nilai-nilai kearifan lokal (local wisdom) di bumi Lampung. Bukankah mesin industrial­ isasi hanya akan melahirkan kerakus­a n kapitalisme (kon­ sumerisme dan hedonisme) jika tidak diimbangi dengan kearifan lokal sebagai penyar­ ing dampak negatif industri­ alisasi? Agrobisnis dan Investasi Berkelanjutan Ke u n g g u l a n k o mp a r a t i f ekonomi (subsektor pertanian, perkebunan, peternakan, dan lain-lain) yang dimiliki Lam­ pung, semestinya menjadi modal dasar Lampung untuk memacu pertumbuhan ekonomi, baik da­ lam perspektif regulasi ekonomi lokal maupun dalam konteks laku ekonomi riil. Berdasarkan uraian perihal keunggulan komparatif ekono­ mi Lampung, faktor kunci un­ tuk mendorong pertumbuhan ekonomi lokal adalah pengem­ bangan sistem “agrobisnis” yang ditandai dengan korelasi antara subsektor pertanian dan manufaktur berikut jasa-jasa penunjang sebagai ikutannya.

Sebuah hasil penelitian me­n gonfirmasikan melalui pendekatan “akumulasi investa­ si”, dapat terjadi efisiensi yang memberi daya dorong terhadap capaian kesejahteraan. Kearifan Lokal Kohesivitas nilai-nilai budaya lokal Nusantara dengan moder­ nisasi yang sejatinya merupa­ kan manifestasi pertukaran peradaban global (di antaranya Barat, Timur Jauh, dan Arab), harus diakui menjadi bagian dari pembentukan identitas ke-Indonesiaan. Dalam konteks Lampung, salah satu kekuatan kearifan lokal yang berurat-akar di wilayah ini adalah “multikul­ turalisme” yang menjadi dasar tumbuhkembangnya nasio­ nalisme. Tampilnya para pemimpin bervisi kuat, yang secara sadar mengambil tanggung jawab untuk mentransformasikan nilai-nilai kearifan lokal ke area regulasi dan praksis pembangunan ekonomi, pada akhirnya memberi manfaat ganda yang memuliakan ke­ manusiaan; masyarakat da­ pat mengecapi kesejahteraan ekonomi di tengah harmoni sosial yang kokoh! Potensi kreatif masyarakat,

Redaktur: Hesma Eryani, Lukman Hakim, Muharam Chandra Lugina, Musta’an Basran, Nova Lidarni, Sri Agustina, Sudarmono, Trihadi Joko, Wiwik Hastuti, Zulkarnain Zubairi. Asisten Redaktur: Abdul Gofur, Aris Susanto, Isnovan Djamaludin, Iyar Jarkasih, Fadli Ramdan, Rinda Mulyani, Rizki Elinda Sary, Sri Wahyuni, Sony Elwina Asrap, Susilowati, Vera Aglisa. Liputan Bandar Lampung: Agus Hermanto, Ahmad Amri, Delima Napitupulu, Fathul Mu’in, Ricky P. Marly, Meza Swastika, Karlina Aprimasyita, Wandi Barboy. LAMPOST.CO. Redaktur: Kristianto. Asisten Redaktur: Adian Saputra, Sulaiman. Content enrichment Bahasa: Wiji Sukamto (Asisten Redaktur), Chairil, Kurniawan, Aldianta. Foto: Hendrivan Gumay (Asisten Redaktur), Ikhsan Dwi Satrio, Zainuddin. Dokumentasi dan Perpustakaan: Syaifulloh (Asisten Redaktur), Yuli Apriyanti. De­ sain Grafis redaktur: DP. Raharjo. Asisten Redaktur: Sugeng Riyadi, Sumaryono. Biro Wilayah Utara (Lampung Utara, Way

CMYK

yang berkombinasi dengan ke­ cerdasan perumusan regulasi ekonomi oleh otoritas peme­ rintahan, akan menghasilkan produk sekaligus pasar industri kreatif yang dahsyat. Walaupun begitu, industri kreatif yang berbasis pada budaya lokal da­ pat pula menuju orientasi pasar, namun tidak boleh merusak nilai-nilai kearifan lokal. Pada akhirnya, pertumbuhan dan dinamika industrialisasi mesti bergerak seiring-sejalan dengan konsolidasi demokrasi. Mengutip Larry Diamond, ter­ bentuknya perilaku dan sikap kolektif, baik di tingkat elite maupun massa, selalu mencakup dan bertolak dari metode dan prinsip demokrasi. Alhasil, agar demokrasi benar-benar terkon­ solodasi, Diamond menganjur­ kan agar para elite, orga­nisasi, dan massa, semuanya harus percaya sistem politik demokrasi layak untuk dipatuhi dan diperta­ hankan secara normatif maupun perilaku. Artinya, industrialisasi dan demokrasi (terlebih demokrasi ekonomi) dapat bertumbuh ko­ koh secara bersamaan di Lam­ pung, apabila beralaskan pada kearifan lokal di tengah-tengah masyarakat Lampung sendiri, yang berciri dan berkarakter multikulturalisme! n

Kanan, Lampung Barat): Mat Saleh (Kabiro), Aripsah, Buchairi Aidi, Eliyah, Hari Supriyono, Hendri Rosadi, Yudhi Hardiyanto. Biro Wilayah Tengah (Lampung Tengah, Metro, Lampung Timur): Chairuddin (Kabiro), Agus Chandra, Agus Susanto, Andika Suhendra, Djoni Hartawan Jaya, Ikhwanuddin, M. Lutfi, M. Wahyuning Pamungkas, Sudirman, Suprayogi. Biro Wilayah Timur (Tulangbawang, Mesuji, Tulangbawang Barat): Juan Santoso Situmeang (Kabiro), Merwan, M. Guntur Taruna, Rian Pranata. Biro Wilayah Barat (Tanggamus, Pringsewu, Pesawaran): Sayuti (Kabiro), Abu Umarly, Erlian, Mif Sulaiman, Widodo, Heru Zulkarnain. Biro Wilayah Selatan (Lampung Selatan): Herwansyah (Kabiro), Aan Kridolaksono, Juwantoro, Usdiman Genti. Kepala Departemen Marcomm: Amiruddin Sormin, Dedi Kuspendi. Senior Account Manager Jakarta: Pinta R Damanik. Senior Account Manager Lampung: Syarifudin. Account Manager Lampung: Edy Haryanto. Manager

±

Memidana (Pelaku) Politik Uang Reza Syawawi

gar larangan kampanye yang diatur dalam undang-undang. Politik uang sebagai tindakan menjanjikan atau memberikan uang atau materi lainnya. Menurut penjelasan undang-undang, materi lainnya tidak termasuk barangbarang yang merupakan atribut kampanye pemilu, seperti kaus, bendera, dan topi. Jika dihubungkan dengan kasus yang konkret, kampanye Partai Demokrat di Bandung (30/3) yang memberikan bola sepak kepada peserta pemilu menurut definisi undang-undang merupakan bentuk politik uang.

Peneliti Hukum dan Kebijakan Transparency International Indonesia

K

AMPANYE pemilihan umum untuk memilih anggota DPR, DPD, dan DPRD 2014 telah dipenuhi praktik politik uang. Jika ditelusuri, praktik semacam itu akan jauh lebih banyak ketimbang yang selama ini terekspos di media massa. Secara hukum, larangan politik uang (money politics) diatur dalam Pasal 86 Ayat (1) huruf j UndangUndang Nomor 8 Tahun 2012 ten­ tang Pemilu Anggota DPR, DPD, dan DPRD. Pelaksana, peserta, dan petugas kampanye pemilu dilarang menjanjikan atau memberikan uang atau materi lain kepada pe­ serta kampanye pemilu. Subjek dan Objek Politik Uang Undang-undang menempatkan subjek pelaku politik uang secara luas yang mencakup pelaksana, peserta, dan petugas kampanye pemilu. Definisi setiap subjek terse­ but kemudian dijelaskan dalam Peraturan KPU Nomor 1 Tahun 2013 tentang Pedoman Pelaksanaan Kampanye Pemilu Anggota DPR, DPD, dan DPRD.

M

emidana politik uang bukanlah sesuatu hal yang sulit bagi penegak hukum. Sudah saatnya politik uang dengan segala bentuknya dipidana untuk menciptakan iklim pemilu bersih. Sebab, politik uang menjadi faktor utama yang semakin menyuburkan praktik korupsi.

Pelaksana kampanye ialah peng­ urus partai politik, caleg, juru kam­ panye, orang-seorang (individu), dan organisasi yang ditunjuk oleh peserta pemilu. Petugas kampanye sebetulnya masih menjadi bagian dari partai politik karena ditetap­ kan oleh partai politik, sedangkan peserta kampanye pemilu ialah masyarakat yang berdomisili di daerah pemilihan tempat kampa­ nye dilaksanakan. Rumusan politik uang yang diatur dalam undang-undang dan per­ aturan KPU sebetulnya menjangkau semua orang yang terlibat dalam kegiatan kampanye. Masyarakat umum dapat saja menjadi pihak yang secara aktif melakukan politik uang terhadap masyarakat lain. Dalam konteks penegakan hu­ kum, ada atau tidaknya keterlibatan pelaksana atau petugas kampanye dalam politik uang yang dilakukan oleh masyarakat umum dalam kampanye partai tertentu memang harus melalui proses pembuktian. Apakah memang ada perintah langsung, memberikan kesempatan (pembiaran), atau memang di luar kendali pelaksana dan petugas kampanye. Menurut Pasal 89 UU Nomor 8 Tahun 2012, politik uang yang di­ lakukan oleh pelaksana kampanye dilakukan baik secara langsung maupun tidak langsung. Ini bisa diterjemahkan apakah janji atau pemberian tersebut dilakukan se­ cara langsung oleh pelaksana kam­ panye atau melalui orang lain. Yang pasti, siapa pun yang melakukan politik uang artinya telah melang­

Sirkulasi: Indra Sutaryoto. Manager Keuangan & Akunting: Rosmawati Harahap. Alamat Redaksi dan Pemasaran: Jl. Soekarno Hatta No.108, Rajabasa, Bandar Lampung, Telp: (0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi). Faks: (0721) 783578 (redaksi), 783598 (usaha). http://www.lampost.co e-mail: redaksi@ lampungpost.co.id, redaksilampost@yahoo.com. Kantor Pembantu Sirkulasi dan Iklan: Gedung PWI: Jl. A.Yani No.7 Bandar Lampung, Telp: (0721) 255149, 264074. Jakarta: Gedung Media Indonesia, Kompleks Delta Kedoya, Jl. Pilar Raya Kav. A-D, Kedoya Selatan, Kebon Jeruk, Jakarta Barat. Telp: (021) 5812088 (hunting), 5812107, Faks: (021) 5812113. Kalianda: Jl. Soekarno-Hatta No. 31, Kalianda, Telp/Fax: (0727) 323130. Pringsewu: Jl. Ki Hajar Dewantara No.1093, Telp/Fax: (0729) 22900. Kota­ agung: Jl. Ir. H. Juanda, Telp/Fax: (0722) 21708. Metro:

Pidana Politik Uang Ancaman sanksi pidana atas politik uang dalam masa kampanye hanya dimungkinkan kepada pelak­ sana kampanye (Pasal 301 Ayat (1) UU Nomor 8 Tahun 2012). Delik ini dikategorikan sebagai kejahatan dalam pemilu (bukan pelanggaran) dengan ancaman pidana penjara dan denda. Penjatuhan pidana dikenakan terhadap pengurus partai poli­ tik, caleg, juru kampanye, orangseorang (individu), dan organisasi yang ditunjuk oleh peserta pemilu (definisi pelaksana). Bagi calon anggota legislatif, sanksi ini akan berlanjut pada sanksi administratif oleh KPU berupa pembatalan sebagai daf­ tar calon tetap atau pembatalan penetapan sebagai calon terpilih. Ini akan dilakukan ketika kasus pidana politik uang telah memiliki kekuatan hukum yang tetap (Pasal 90 UU Nomor 8/2012). Penjatuhan pidana pemilu akan menjangkau setiap orang ketika politik uang dilakukan dalam masa tenang dan pada hari pemungutan suara, baik itu dilakukan oleh pelak­ sana, peserta, pelaksana kampanye, atau setiap orang (Pasal 301 Ayat (2) dan (3) UU 8/2012). Pemenuhan unsur pidana politik uang yang diatur dalam undangundang sebetulnya tidaklah rumit. Penegak hukum cukup membuk­ tikan apakah dalam pelaksanaan kampanye, masa tenang, atau pada hari pemungutan suara ada tinda­ kan menjanjikan atau memberikan uang/materi lain. Pembuktian apakah janji atau pemberian tersebut berdampak pada pemilih dalam hal penggu­ naan hak pilihnya tidaklah harus dipenuhi. Menurut penulis, sangat tidak mungkin memidana pemilih yang tidak menggunakan hak pilih­ nya (golput), kecuali ada pengakuan dari yang bersangkutan ia mene­ rima janji atau uang/materi. Apalagi membuktikan apakah pemilih menggunakan suaranya untuk partai politik atau caleg ter­ tentu. Sebab, dalam surat suara sama sekali tidak mencantumkan identitas pemilih. Kalaupun ada pengakuan dari pemilih, ia memilih partai poli­ tik atau caleg tertentu, bagaimana melakukan verifikasi atas pengakuan tersebut? Sebab itu, berdasarkan aturan yang ada, memidana politik uang bukanlah sesuatu hal yang sulit bagi penegak hukum. Sudah saatnya poli­ tik uang dengan segala bentuknya dipidana untuk menciptakan iklim pemilu yang bebas dari praktik kotor tersebut. Sebab, politik uang menjadi faktor utama yang semakin menyuburkan praktik korupsi di masa yang akan datang. n

Jl. Diponegoro No. 22 Telp/Fax: (0725) 47275. Meng­ gala: Jl. Gunung Sakti No.271 Telp/Fax: (0726) 21305. Kotabumi: Jl. Pemasyarakatan Telp/Fax: (0724) 26290. Liwa: Jl. Raden Intan No. 69. Telp/Fax: (0728) 21281. Penerbit: PT Masa Kini Mandiri. SIUPP: SK Menpen RI No.150/Menpen/SIUPP/A.7/1986 15 April 1986. Percetakan: PT Masa Kini Mandiri, Jl. Soekarno - Hatta No. 108, Rajabasa, Bandar Lampung Isi di Luar Tanggung Jawab Percetakan. Harga: Eceran per eksemplar Rp3.000 Langganan per bulan Rp75.000 (luar kota + ongkos kirim).

DALAM MELAKSANAKAN TUGAS JURNALISTIK, ­WARTAWAN LAMPUNG POST DILENGKAPI KARTU PERS DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA ATAU M ­ EMINTA IMBALAN DENGAN ALASAN APA PUN.

CMYK

±


OPINI

sENIN, 7 APRIL 2014

Ruang Publik Kirimkan keluhan dan komentar Anda tentang pelayanan publik ke e-mail: redaksi@lampungpost.co.id, redaksilampost@yahoo.com, short message service (SMS) 0815-405-9000, www.facebook.com/lampungpost. interaktif. Setiap surat harus disertai identitas yang jelas.

13

LAMPUNG POST

Pak de Pak Ho

­ Nuansa

Jalur Liwa-Ranau tertimbun longsor, Pak De.

Sejarah Politikus

S n LAMPOST/HENDRIVAN

Zulkarnain Zubairi Wartawan Lampung Post

EJARAH yang kita buat hari ini sangat mungkin akan menjadi sejarah hitam atau sejarah putih pada mmasa nanti, bergantung bagaimana kita menyikapinya. Meminjam ungkapan Taufik Abdullah, ada berbagai cara dalam mencapai tujuan (yang sama). Membuat sejarah memang lebih mudah dibandingkan menulis sejarah, karena setiap orang mampu melakukannya, walaupun itu belum tentu penting atau menarik untuk dituliskan. Sebab, menulis sejarah bukan sekadar menulis sesuai ide yang ada di kepala karena itu bukan fiksi dan rekaan. Ada metodemetode yang harus dipatuhi serta diarahkan dengan teori-teori yang telah ada. Belum lagi penelusuran terhadap sumber-sumber sejarah itu sendiri, lalu menelitinya apakah sumber-sumber itu valid dan bisa dipercaya, karena sumber-sumber

itu sebenarnya tidak dimaksudkan untuk menjadi sumber sejarah. Upaya rekonstruksi sejarah ini harus dilakukan dengan penuh ketelitian agar kita bisa menggambarkan situasi masa lalu sedekat mungkin. Lain halnya jika kita sekarang berhati-hati dalam melangkah dan berbuat. Segala sesuatu dilakukan dengan cermat dan teliti kalau perlu dicatat. Dengan niat, kelak sengaja akan dijadikan sumber sejarah. Kalau begini, kita perlu tempat penyimpanan segala macam sumber sejarah (arsip, barang cetakan, rekaman, gambar, film, dsb.) yang baik. Itu pun kalau generasi kini sadar sejarah dan tak abai dengan semua hal yang kita anggap penting dalam kehidupan kita. Tapi, tidak ada sejarah yang tunggal karena itu bisa berbahaya dan dapat membodohkan. Biarlah, orang-orang menuliskan sejarah (menurut versi) masing-masing, asalkan sesuai dengan metode yang berlaku, tidak ditambah-tambahi maupun dikurangi.

Kata lain, upaya penulisan dengan berbagai versi justru memperkaya kita dalam memahami masa lalu. Jadi, daripada ditutup untuk sementara, lebih baik biarlah “garis batas” itu dibuka sehingga masa lalu tak sekedar lewat. Seperti diktum seorang sejarawan terkenal bahwa setiap generasi menuliskan sejarahnya. Setiap upaya mengungkap misteri sejarah hampir selalu mengundang kontroversi. Sebab, misteri sejarah itu sendiri meninggalkan sikap ambivalen. Di satu sisi ada hasrat yang menggebu untuk ingin tahu, tetapi di sisi lain ada keraguan apakah hasrat ingin tahu itu bisa terpuaskan. Para politikus tengah membuat sejarah. Masalahnya, rakyat hampir bosan dengan kelakuan para politikus. Sebab, kebanyakan para politikus sibuk membuat sejarah hitam melulu. Para elite lebih acap membuat sejarah yang akan dikenang rakyat sepanjang hayat sebagai sejarah membodohi dan menipu rakyat. n

SURAT PE M B A CA Sesuaikan Usia Saat Menonton Bioskop UNTUK mengisi libur akhir pekan, saya memutuskan menonton bioskop di sebuah pusat perbelanjaan di Jalan M.H. Thamrin. Kebetulan jadwalnya ialah memutar film anyar penuh laga The Raid 2: Berandal. Pukul 19.30, saya pun sudah siap dengan tiket di tangan. Namun, alangkah terkejutnya ketika akan memasuki gedung pertunjukan, ternyata ada anak kecil yang ikut menonton film ini. Padahal, film ini berkategori penuh adegan kekerasan yang sangat tidak pantas ditonton anak-anak. Saya mencoba menegur penjaga yang ada, tapi dia berkilah bukan dirinya yang bertugas menjaga di pintu masuk. Sungguh saya tidak habis pikir dengan jawaban tersebut. Sepanjang pertunjukan saya kerap terusik dengan bayangan adanya anak-anak yang ikut menonton. Saya tidak bisa mengerti jalan pikiran orang tua yang dengan tenang mengajak anaknya menonton tayangan yang penuh adegan kekerasan. Padahal, setahu saya hal itu bisa berpengaruh pada kondisi mental sang anak. Di sisi lain, tidakkah manajemen bioskop memberikan batasan ketat terhadap mereka yang akan menonton film? Kalau memang sebuah film itu diperuntukkan buat orang dewasa, tentu tidak pada tempatnya anak-anak diizinkan membeli tiket kendati saat itu dia bersama orang tuanya. Maraknya kekerasan di masyarakat yang pelakunya ialah anakanak remaja, menurut saya salah satunya dipicu munculnya tayangan kekerasan di media. Semoga saja hal ini menjadi perhatian semua pihak agar mengizinkan putra-putrinya menonton di bioskop sesuai dengan umur mereka. Bagi pihak bioskop, cobalah ikut membantu dengan bersikap tegas untuk tidak mengizinkan anak-anak membeli tiket menonton film yang tidak sesuai dengan tingkatan usianya. Indra T.A. Jatimekar, Bekasi

Perlu UU Antipersekongkolan INDONESIA, 9 April 2014, akan menyelenggarakan pemilihan umum untuk memilih anggota legislatif, dilanjutkan pemilihan presiden dan wakil presiden. Sebagai warga negara yang baik sudah selayaknya akan mempergunakan haknya dengan baik pula. Namun, perlu kita sadari sedalam-dalamnya harkat dan martabat yang paling hakiki dan berharga dalam pemilu adalah suara dan ujung jari kita. Oleh karena itu, harus dijaga dan dipergunakan dengan sebaik-baiknya, jangan sampai lengah maupun terkecoh untuk ditukar dengan iming-iming dan janji-janji murahan. Dengan memahami fakta kelemahan keadaan selama ini, adalah sebuah jiwa besar yang sangat arif dan bijaksana kalau menggunakan hak pilih,

karena merupakan bekal perbaikan di masa datang ke arah yang lebih baik. Buruk atau baiknya masa depan Indonesia sangat ditentukan oleh pilihan kita dalam pemilu. Betapa kecewanya selama lima tahun jika pilihan kita ternyata salah sasaran. Karena itu, mari secara saksama kita tentukan dan analisis terlebih dulu program-program dari masing-masing kandidat sebelum menentukan pilihan. Ada tiga masalah yang sangat krusial bagi bangsa ini, besok, lusa, maupun akan datang yang harus menjadi programnya adalah korupsi. Tindakan ini dapat terjadi karena adanya niat, kesempatan, maupun persekongkolan. Untuk itu, di masa datang perlu adanya undangundang antipersekongkolan. Kurang terakomodasinya secara berkesinambungan hak-hak masyarakat dalam mendapatkan pelayanan yang memadai. Ini dapat dimaklumi karena tidak adanya buku kebijakan sebagai pedoman dan panduan yang permanen bagi penyelenggara pemerintah. Untuk itu, di masa datang perlu adanya GarisGaris Besar Haluan Negara Kesatuan Republik Indonesia (GBHNKRI). Kurang mandiri serta solidnya kabinet dalam mengimpletasikan programprogram, sehingga terasakan banyak hal yang kurang tertangani dengan baik dan benar. Untuk itu, di masa datang perlu dibentuk kabinet pembangunan bangsa mandiri. Melalui pemilihan umum, masyarakat sangat menggantungkan harapan agar nasibnya di masa datang menjadi lebih baik dan sejahtera lahir dan batin, sehingga pemungutan suara menjadi sangat bermakna bagi bangsa Indonesia serta mendapatkan rida dari Allah, Tuhan Yang Maha Esa. Sigit Nurhadi Gotongroyong, Bandar Lampung

Bersiap untuk UN UJIAN Nasional (UN) yang spektakuler akan digelar pada April. Pemerintah berharap UN tahun ini sebagai tolok ukur keberhasilan pendidikan di negeri ini. Dari tahun ke tahun soal pun semakin variatif dan berbobot, bahkan tahun ini di tingkat SMA/ aliah soal dalam satu kelas semua berbeda. Hal ini mempersempit gerak siswa untuk mencontek atau berbuat curang ketika mengerjakan soal. Dalam konteks tersebut, siswa perlu dipersiapkan sejak dini lewat tryout dan pemadatan materi. Selama tiga tahun anak-anak SMP dan SMA digembleng intelektualnya, tetapi IQ belum bisa dijadikan tolok ukur keberhasilan belajar. Pemikiran lama tentang tolok ukur tradisional, yakni IQ sebagai tolok ukur kesuksesan ternyata tidak benar. Di media cetak dan elektronik sudah sering kita melihat orang yang IQ-nya tinggi tapi kontribusinya sangat kurang dibanding yang intektualnya sedangsedang saja. Contoh kasus yang terjadi pada Ted Kazynski yang diperiksa karena pengeboman, punya ciri yang komplet dalam IQ-nya. Dalam usia muda

sudah bergelar doktor dan sibuk dengan urusan bom, yang akhirnya menewaskan tiga orang dan melukai 22 orang. Dalam kasus ini jelas IQ-nya gagal. Ia tidak punya emosional dan spiritual yang tinggi. Kasus di negara Indonesia dalam rangka mempersiapkan UN tiap tahun, yang akan dilaksanakan April 2014 nanti, secara intelektual sudah mengadakan persiapan dengan try out yang intens. Namun, masih banyak peserta didik merasa gundah, waswas, bimbang, takut tidak lulus, dan lain-lain. Pertanyaannya mengapa demikian? Permasalahan mendasar dari studi kasus itu, selama ini peserta didik sebagai objek pendidikan, sekolah sebagai tempat kawah candradimuka pendidikan, cenderung menekankan pada kecerdasan intelektualnya (IQ). Sedangkan IQ kecerdasannya hanya terbatas pada rasional, logis, ruang, dan bahasa. Ini terbukti ketika guru meminta pada muridnya menggambar pemandangan dalam waktu satu menit, bisa dipastikan sebagian besar peserta menggambar dua buah gunung, ada matahari, jalannya di tengah, ada burung angka tiga, dan di kanan-kiri ada sawah. Kemudian, pelatih memberi tugas kedua menggambarkan bebek dalam waktu satu menit, bisa dipastikan 100% peserta menggambar bebek menghadap ke kiri karena memulai menggambar bebek dengan angka dua. Inilah bukti selama ini kita terdominasi oleh IQ. Kesimpulannya, kebanyakan kita sudah kehilangan kreativitas dan seni karena semua harus terukur dengan konkret. IQ adalah kecerdasan rasional, logis, ruang, dan bahasa. Menurut penelitian, IQ hanya berperan 5%—20% dalam mengantar kepada kesuksesan. Bahkan, menurut Institut Teknologi Carnegie yang ada di Negri Paman Sam, dari 10 ribu orang yang sukses, 15% karena kemampuan intelektual (IQ) dan 85% karena faktor kepribadian (EQ). Jadi, dari penelitian ilmiah tersebut percaya dirikah kita yang hanya mengandalkan IQ saja? Tentu jawabnya tidak cukup. Kita masih punya potensi yang diberikan oleh Allah swt. yang diberikan cuma-cuma kepada kita tapi belum maksimal diberdayakan, yaitu kecerdasan emosi (EQ) dan kecerdasan spiritual (SQ). Para pendidik, marilah kita samakan pola pikir, anak-anak bangsa harus diberdayakan IQ, EQ, dan SQ-nya, dengan harapan Indonesia punya generasi ”emas” yang siap meneruskan estafet negeri ini. Insya Allah dengan dikuasainya tiga kecerdasan tersebut akan terhindar dari kebobrokan negeri ini karena mereka tahu arti spiritual siapa saya? Dari mana saya? Mau ke mana saya? Dan tahu arti cerdas emosi, yaitu kemampuan merasakan atas timbulnya tuntutan/gejolak jiwa, sehingga dapat teratasi secara kondusif dan harmonis. Riduan Amri Gunungsugih, Lampung Tengah

Perlu kerja keras mengatasi kondisi ini ya, Pak Ho.

n FERIAL

P ojok Penerapan UU Pencucian Uang dinilai masih lemah. Nyuci uangnya enggak pakai detergen, sih! n Kotak suara pemilu dan pilgub rapuh. Memang kerupuk?

SMS IN TERAKTIF Polda, Buat Layanan Publik Pak Kapolda Lampung, tolong adakan layanan publik tentang laporan atau informasi tentang tidak profesionalnya anggotaanggota dari Polres sampai polsek dalam melakukan pekerjaan dan tugas-tugas di lapangan karena mereka adalah pelayan masyarakat? Terima Kasih. Toto, Terong, 089682734xxx

Kapan Buka Formasi untuk Pol. PP? Yth. Pak Bupati Pringsewu. Pak Bupati kasihani kami Pol. PP sudah tiga bulan kami berpuasa, kapan kami akan diberi bukaan. Terima kasih Pak Bupati atas perhatiannya. Semoga ketulusan Bapak diberi imbalan oleh Allah swt. Sarwani, Ambarowo, 082176166xxx

Terganggu Asap Pabrik Kami warga Wates dan Bumiratu, Lamteng sangat terganggu dengan limbah dan asap Pabrik Sawit Anak Tuha Mandiri, tolong badan lingkungan hidup, kami dibantu. 081369904xxx

Honorer K2 Lambar Kok Sudah Daftar Ulang? Bapak Bupati c.q. Dinas Pendidikan Lampung Barat. Mengapa di Kabupaten Lampung Barat para honorer K2 yang lolos lewat situs internet sudah daftar ulang berkas padahal di kabupaten lain belum ada daftar ulang, itu kan belum ada perintah dari pusat serta pengumumannya belum diresmikan oleh menteri pendidikan? Ada permainan apa ini, belum resmi dan diperintah oleh pusat tapi sudah melakukan daftar ulang duluan untuk para K2 yang lolos di internet itu! 085768784xxx

Motor Tak Ber-STNK/Berpelat Yth. Kapolda Lampung. Kami prihatin terhadap pengendara sepeda motor di jalan Kota Bandar Lampung, yang sepeda motornya tidak dilengkapi STNK dan TNKB/pelat nomor. Ini melanggar Pasal 280 dan 288 UU No. 22/ 2009 tentang UULLAJ. Umumnya pelanggar beralasan STNK dan TNKB belum ditertibkan diler sebab sepeda motor baru beli. 085208390xxx

Perbaiki Tower di Simpang Propau Mohon kepada Indosat untuk perbaiki tower yang ada di simpang Propau Abung Selatan, Lampung Utara, karena sudah berbulan-bulan sinyal Indosat tidak ada. Faris F. Abdullah, 085764729xxx


senin, 7 APRIL 2014 LAMPUNG POST

PARIWARA 14


±

±

CMYK

F KUS Senin, 7 April 2014 LAMPUNG POST

CMYK

±

menciptakan fib di lampung

15

Menghidupkan Kembali Bahasa dan Sastra Lampung Pengembangan bahasa dan sastra Lampung harus didukung lembaga akademik seperti jurusan pendidikan bahasa Lampung serta sastra dalam ranah fakultas ilmu budaya di Lampung. Abdul Gafur

K

AMIS pagi, pada pekan terakhir Februari lalu, lelaki Belanda berpostur tinggi besar itu menyerahkan bingkisan berupa kotak putih kepada pria berkaca mata di hadapannya. Keduanya tampak semringah dan saling berjabat tangan. Kamus bahasa Lampung pertama karya linguis Belanda H.N. Van der Tuuk akhirnya kembali ke tanah Lampung. Pria bule itu bernama Kees Groeneboer yang mewakili Kedutaan Besar Belanda, sedangkan penerima bingkisan adalah Juperta Panji Utama selaku direktur Lampung Peduli. Momen penting itu kemudian berlanjut dengan diskusi bertajuk Mengembalikan harga diri Lampung. Forum yang juga tak kalah penting dari penyerahan kamus yang disusun sekitar (1868—1869) itu. Diskusi menghadirkan Kees yang juga jebolan program doktoral Universitas Leiden bidang sejarah

dengan disertasi Politik Bahasa di Hindia Belanda. Pembicara lain yang hadir yakni Djadjat Sudradjat, budayawan dan penulis kolom di harian Lampung Post. Bertindak sebagai moderator Oyos Saroso H.N., budayawan sekaligus jurnalis Teras Lampung. Diskusi berpusat pada sejarah Van der Tuuk dan bagaimana pengembangan bahasa dan budaya Lampung ke depan. Merawat Bahasa dan Sastra Lampung Diskusi pun berlangsung dinamis. Berbagai paparan terlontar dalam forum ini. Djadjat di pengujung diskusi mengatakan hendaknya upaya merawat bahasa dan sastra Lampung tidak cukup direalisasikan dengan pendirian jurusan S-1 bahasa Lampung, tetapi perlu langkah lebih serius dengan mendirikan fakultas ilmu budaya, yang di dalamnya terdapat jurusan sastra, termasuk sastra Lampung. “Hal ini perlu di lembaga secara akademis,” ujarnya. Usai diskusi, Kees menyatakan

persoalan kebahasaan tak bisa dipisahkan dari kebudayaan sehingga ide pembentukan fakultas ilmu budaya di tiap daerah di Indonesia, termasuk Lampung, menjadi kebutuhan demi pengembangan budaya lokal, terutama kebahasaan di daerah masing-masing. “Ini ide yang sangat menarik untuk direalisasikan karena bahasa Lampung bukan persoalan pendidikan bahasa. Perlu dipikirkan pengembangan sastra dan budaya Lampung secara utuh dengan melibatkan ilmu budaya lainnya, seperti sejarah, sastra, hingga antropologi,” ujarnya. (CR4/*1/D2)

gofur@lampungpost.co.id

IAIN Raden Intan segera Buka FIB MERESPONS kondisi bahasa dan sastra di Lampung, IAIN Raden Intan bersiap membuka FIB di Lampung. Rektor IAIN Raden Intan Lampung Moh. Mukri mengatakan lembaga yang dipimpinnya berencana membangun fakultas ilmu budaya atau fakultas adab terkait perubahan IAIN menjadi universitas. “Terlepas dari adanya desakan masyarakat akan perlunya pembentukan fakultas ilmu budaya di Lampung, IAIN Raden Intan telah memiliki rencana pengembangan institusi ke arah sana. Dalam lingkup universitas agama Islam,

fakultas ilmu budaya lebih lazim dikenal sebagai fakultas peradaban atau disingkat fakultas adab,” kata Mukri, dari Jakarta, saat dihubungi Lampung Post melalui sambungan telepon, kemarin. Keberadaan fakultas adab atau sastra dan humaniora di tanah Lampung, kata dia, punya peran strategis dalam menjaga identitas dan jati diri bangsa di tengah-tengah impitan modernitas yang kian menggerus peradaban umat manusia. Menurutnya, manusia modern saat ini mampu menemukan dan berinovasi akan banyak hal, tetapi cenderung lupa bahkan tak lagi

mengenal siapa dirinya. Di sinilah nilai-nilai lokalitas menjadi penting. Rektor mengungkapkan ruang lingkup studi fakultas adab pada lingkup universitas Islam tak jauh berbeda dengan FIB pada universitas umum, yakni bidang sastra serta cabang ilmu budaya atau humaniora lainnya, seperti sejarah dan antropologi. Terlebih, bahasa dan sastra merupakan komponen utama dari peradaban dan kebudayaan. Tanpa bahasa, peradaban atau kebudayaan tak mungkin berkembang, termasuk di Lampung. (AGO/D2)


HIBURAN Senin, 7 April 2014 LAMPUNG POST

Atiqah Hasiholan “Pengin banget, hampir seluruh perempuan ingin punya anak,”

16

Putra Sulung Venna Melinda Kepincut Raisa P Kalau untuk kekasih, tipe yang seperti Raisa yang aku mau. Yang pasti, aku suka yang baik, bisa nyanyi, dan polos.

UTRA sulung Venna Melinda dan Ivan Fadilla perlahan jadi sorotan media. Kasus perceraian orang tuanyalah yang akhirnya menyeret nama dua putra Venna dan Ivan, Verrell dan Athalla, ikut jadi perbincangan publik. Namun, di balik kasus perceraian tersebut, jalan karier putra sulung Venna terjun di dunia hiburan terbuka luas. Belum lama ini, Verrell bahkan mulai sibuk menjalani syuting sebuah sinetron. Remaja yang masih duduk di bangku SMA ini kini menjadi sorotan bukan hanya karena karier barunya, kehidupan pribadinya juga mulai membuat publik penasaran. Ketertarikannya pada lawan jenis juga sering ditanyakan kepada remaja

yang sudah memiliki sejumlah penggemar ini. Verrell pun tak berusaha menutupi soal masalah kriteria wanita idamannya. Saat ditemui di Studio Hanggar, Pancoran Jakarta Selatan, ia mengaku saat ini belum memiliki kekasih. Akan tetapi, sebagai remaja yang sedang memasuki masa pubertas, Verrell mengaku mulai mencari-cari kekasih. “Rencananya se­ telah lulus ujian baru mau punya pacar. Memang aku lagi cari,” kata dia. Ia mengakui beberapa kali sudah mulai sering digosipkan dengan banyak wanita, tapi Verrell sudah memiliki kriteria khusus untuk calon kekasihnya. Tak banyak yang tahu, remaja tampan ini kepincut dengan penyanyi Raisa. “Kalau untuk kekasih, tipe yang seperti Raisa yang aku mau. Yang pasti, aku suka yang baik, bisa nyanyi, dan polos,” ujarnya. (S3)

info FILM

Avengers: Age of Ultron Berfokus pada Hulk dan Hawkeye SETELAH Captain America: The Winter Soldier ditayangkan di layar lebar, kini para pencinta film superhero Marvel penasaran dengan Avengers: Age of Ultron yang bakal tayang pada 2015 mendatang. Menyambut hal itu, produser sekaligus Presiden Marvel Studios Kevin Feige pun menjelaskan beberapa hal baru terkait karakterkarakter yang akan menjadi pion utama di proyek barunya nanti. Disebutlah dua nama karakternya yang bakal disorot dalam film kedua The Avengers ini. “Jadi, yang penting dalam karakter yang belum Anda lihat-Hulk menjadi salah satu dari mereka dan Hawkeye

Sophia Mueller Jalan Sendiri, Arielnya Sibuk SHOPIA Muller menghadiri undangan ajang penganugerahan Panasonic Gobel Award 2014 tanpa ditemani Ariel. Saat ditanya mengapa datang tanpa ditemani Ariel, ini jawaban wanita keturunan Indo-Jerman itu. “A r i e l n ya l a g i sibuk,” kata Sophia, saat ditemui di Jakarta Convention Center, Senayan, Jakarta Pusat, kemarin. Ia pun mengatakan kalau kehadirannya saat ini tanpa didampingi orang yang spesial.

n MI

Verrell

Walaupun tanpa Ariel di sampingnya, Sophia mengaku datang tak seorang diri untuk menyaksikan ajang penganugerahan bagi i n s a n pe r te l evi s i a n te r s e but . “Ada yang nemenin, m a n a j e r, e n g g a k a d a ya n g s p e s i a l , ” ujarnya. Seperti santer dikabarkan, ibu Eva Celia itu tengah menjalin hubungan spesial dengan vokalis band Noah. Apalagi, banyak beredar fotofoto kemesraan antara mereka berdua. (S3)

Sabar Menanti Momongan ATIQAH Hasiholan sempat mengalami keguguran di kehamilan pertamanya dan membuat keinginannya menjadi seorang ibu akhirnya tertunda sementara waktu. Walaupun sempat terpukul akan kejadian tersebut, kini istri Rio Dewanto itu mencoba tegar dan untuk

O nl i n e ha r i i n i

sabar menantikan kehadiran sang buah hati. “Tunggu dikasih saja sama Yang Kuasa,” kata Atiqah, saat ditemui di Jakarta Convention Center (JCC), Senayan, Jakarta Pusat, Sabtu (5/6) malam. Atiqah melanjutkan untuk mendapatkan momongan bintang film La

Tahzan dan suaminya tak melakukan program khusus. Dirinya hanya berusaha dan berdoa agar cepat punya keturunan. “Berjalan gitu aja, sih. Kalau sudah waktunya, pasti dikasih,” ujarnya. Padahal, dalam hati kecilnya, Atiqah ingin secepatnya bisa menda-

patkan momong. Apalagi, kini usianya sudah tak lagi muda karena tahun ini dirinya sudah menginjak usia ke-32 tahun. “Pengin banget, hampir seluruh perempuan ingin punya anak,” kata dia. (S3)

LAMPOST.co

Caleg Minta Restu Paranormal

Tim Berlomba Cari MH370

UNTUK mencapai tujuan agar berhasil duduk di kursi kekuasaan legistif pada Pemilu 2014 ini, berbagai cara ditempuh para caleg, termasuk meminta restu dari paranormal atau dukun. Peratin Pekon Pagarbukit, Bengkunatbelimbing, Pesisir Barat, Asep Ahmad Hamidi, yang istrinya merupakan caleg dari PKPI, DP V, Lambar, mengakui pentingnya kekuatan dukun. Karena itu, dalam pencalegan yang dilakukan istrinya, ia juga meminta restu dari sejumlah paranormal. (Yon/L2)

BACAAN FAVORIT

1 TIM pencari pesawat Malaysia Airlines berlomba untuk mendeteksi sinyal lemah di wilayah selatan Samudera Hindia. Den yut sin y al itu sudah ditangkap berkali-kali oleh kapal pencari milik Tiongkok dan kapal

militer Australia, Sabtu dan Minggu (6/4). Muncul dugaan sinyal itu berasal dari kotak hitam pesawat MH370. Tim pencari kini berjuang melawan waktu. Sebab, baterai kotak hitam hanya bertahan satu bulan. (Ant/L2)

2

Badan Perlindungan Lingkungan Hidup Swedia belum lama ini telah membuat keputusan bahwa 400 anjing laut di daerah yang dirancang di sepanjang pantai Swedia boleh diburu untuk melindungi stok ikan yang menurun. (JAGAT) Sebanyak 1.000 peserta mengikuti psikotes tes tahap dua program Lampung Mengajar, di GSG Unila, Minggu (6/4). Soal yang dipakai bertaraf internasional. (HUMANIORA)

Atiqah Hasiholan

n MI

juga menjadi salah satunyaUltron akan membuatkan hal itu. Mereka memiliki bagian-bagian yang sangat besar dalam The Age of Ultron.” (S3)


Hanan A. Rozak (Bupati Tulangbawang)

DAERAH Senin, 7 April 2014 LAMPUNG POST

“Program GSMK ini bukan dibuat-buat atau dirancang untuk tujuan tertentu, melainkan dari hasil kunjungan ke kampung-kampung. Sebab, kondisi infrastruktur yang ada di kampung masih memprihatinkan.”

17

Disbun Ajak Petani Kembangkan Tumpang Sari

n LAMPUNG POST/ERLIAN UTAMA

JALAN RUSAK. Pengendara sepeda motor melintasi Jalan Raya Branti yang kondisinya rusak, Minggu (6/4). Kerusakan jalan yang parah sering menjebak pengendara kendaraan roda dua yang dapat menyebabkan kecelakaan.

Pemahaman Ekonomi Syariah Minim EDUKASI untuk memberikan pemahaman menge nai ekonomi syariah sangat diperlukan untuk menarik minat masyarakat terhadap bank syariah. Kondisi itu terungkap pada seminar ekonomi Islam yang digelar Ikatan Mahasiswa Muhammdiyah Metro dalam rangka milad ke-50-nya di aula kampus setempat, Sabtu (5/4). Seminar yang dimoderatori Wartawan Lampung Post Agus Chandra tersebut diikuti seratusan mahasiswa. Kegiatan ini menghadirkan tiga praktisi ekonomi, yakni Direktur Utama Bank Syariah Mandiri Metro Fajar M., Majelis Ekonomi PW Muhammdiyah Samijo Jarot, dan Direktur Utama BMT Risma Pekalongan, Lamtim, Ahkamudin Arrofi. Saat ini mayoritas pemeluk agama Islam di Indonesia masih

memiliki kecenderungan mengakses bank konvensional. Padahal, bank syariah merupakan sistem ekonomi Islam yang sesuai dan dibenarkan menurut ajaran Islam. Bank-bank syariah yang mulai muncul dan masih terkendala minimnya peminat. “Jadi memang diperlukan edukasi tentang syariah karena minimnya pemahaman terhadap hakikat syariah,” ujar Samijo Jarot. Banyak peserta mempertayakan sistem keuntungan bank syariah serta simulasi untuk mengetahui dari mana mendapatkan keuntungan. Lalu, mereka juga mempertanyakan apa bedanya bank konvensional dan syariah, dan juga apakah penerapan sistem ekonomi Islam itu sudah sesuai dengan aturan Islam yang benar. (OGI/D2)

DPRD Sibuk Kampanye, RAPBD Molor AKIBAT kesibukan anggota DPRD menjelang pemilihan umum, Rancangan Anggaran Pendapatan Dan Belanja Daerah (RAPBD) 2014 Kabupaten Mesuji hingga kini belum disahkan. Kini seluruh anggota DPRD lebih sibuk berkampanye menghadapi pileg yang akan dihelat pada 9 April. Pemantauan Lampung Post, ketua maupun anggota DPRD Mesuji sibuk berkampanye di daerah pilihan (DP) masingmasing. Bahkan, hingga akhri pekan lalu, kantor DPRD tutup dan tidak ada kegiatan sama sekali. Di sisi lain, Ketua DPRD Mesuji Haryati Candralela, yang mencalonkan kembali di DP II Mesuji, tidak bisa dikonfirmasi.

Karena lamanya pengesahan RAPBD, pembangunan di Kabupaten Mesuji banyak terhambat. Semua kegiatan yang melibatkan anggaran yang berasal dari APBD mandek. “Kami tidak bisa menjalankan kegiatan yang sudah direncanakan karena tidak ada anggaran. Tidak kunjung disahkannya RAPBD sangat menyengsarakan kami sebagai satuan kerja,” ujar seorang Kepala SKPD di lingkup Pemkab Mesuji, Minggu (6/4). Dia menambahkan jika DPRD tidak segera mengesahkan RAPBD sebelum 9 April, sudah dipastikan pengesahan RAPBD semakin lama. (CK6/D2)

Gorong-gorong di Way Lima Dibiarkan Rusak Saya mengharapkan Pemprov yang memiliki kewenangan untuk segera memperbaiki. Sebab, ini sangat menghambat penggunaan jalan yang setiap hari harus bergantian saat melintasi jalan itu. Erlian Utama

G

ORONG -gorong yang ambrol di jalan raya Way Lima, Kedondong, hingga kini belum ada perbaikan. Padahal, kerusakannya sudah lama dan cukup parah. Warga sekitar secara swadaya memperbaiki menggunakan batang pohon kelapa agar kendaraan bisa melintas. Meski sudah diperbaiki, kendaraan yang melintasi jalan itu harus bergantian. “Ya, sistem buka-tutup,” kata warga sekitar. M a s ya r a k a t m e n d e s a k Pemerintah Provinsi untuk segera memperbaiki, karena ini merupakan akses masyarakat untuk beraktivitas. “Saya berharap pemerintah segera memperbaiki,”

kata Tariman, saat melintas mengendarai sepeda motor. Tidak hanya ambrolnya gorong-gorong yang menjadi keluhan, jalan rusak juga menjadi keluhan masyarakat. Di jalan raya Way Lima— Kedondong, misalnya, kondisi jalannya rusak. Kerusakan jalan banyak yang berlubang. “Kalau lubangnya kecil, enak. Ini lubangnya dalam-dalam,” kata dia. Akibat kerusakan jalan itu, dikhawatirkan terjadi ke celakaan lalu lintas. “Sudah banyak kejadian kecelakaan lalu lintas di sini. Kalau masuk lubang, motor langsung oleng dan terjatuh,” ujarnya. Untuk itu, kata dia, ma­ syarakat mengharapkan pemerintah yang berwenang untuk memperbaiki. “Saya mengharapkan adanya perbaikan jembatan dan jalan,”

kata Reza. Sementara itu, Hijriah Wulandari, anggota DPRD Pesawaran, mendesak Pemerintah Provinsi yang memiliki kewenangan untuk memperbaiki ambrolnya goronggorong tersebut. Sebab, kerusakannya sudah cukup parah dan menyulitkan pengendara, termasuk dirinya saat melintasi jalan itu. Ditambah lagi kerusakan itu tidak jauh dari Pemkab Pesawaran. “Saya mengharapkan Pemprov yang memiliki kewenangan untuk segera memperbaiki. Sebab, ini sangat menghambat penggunaan jalan yang setiap hari harus bergantian saat melintasi jalan itu,” kata Hijriah Wulandari. Pemantauan Lampung Post, kondisi jalan provinsi yang rusak terdapat di jalan raya Way Lima—Kedondong. Kemudian, jalan raya Branti dan Pandangcermin—Punduhpidada. Di semua tempat itu, masyarakat berharap pemerintah untuk segera memperbaiki jalan yang rusak yang bisa menyebabkan lakalantas. (D2)

erlian@lampungpost.co.id

JALAN ONDERLAAG Hanan A. Rozak didampingi Asisten I Pahada Hidayat, Kepala Dinas Kominfo Firmansyah, Kepala BPMPK Khamamik, serta Ketua Tim Penggerak PKK Erna Su’ud, dan masyarakat saat meletakkan batu pertama pembangunan jalan onderlaag dalam program GSMK di Kampung Pancakarsa di Kecamatan Banjarbaru, Tulangbawang, Jumat (4/4). n LAMPUNG POST/RIAN PRANATA

Juara GSMK Mendapat Penghargaan BUPATI Tulangbawang (Tuba) Hanan A. Rozak meletakkan batu pertama pembangunan jalan onderlaag program Gerakan Serentak Membangun Kampung (GSMK) Tahun 2014 di Kampung Pancakarsa Purnajaya, Kecamatan Banjarbaru, Tuba, Jumat (4/4). Bupati juga memberikan penghargaan bagi kampung berprestasi sebesar Rp50 juta, yaitu Kampung Pancakarsa Purnajaya yang meraih juara I GSMK. H a n a n A . Ro z a k m e n g at a k a n pihaknya sangat bangga dengan keberhasilan yang diraih Kampung

Pancakarsa Purnajaya, Kecamatan Banjarbaru, yang meraih juara I di Kecamatan Banjarbaru. “Kenapa saya dan Wakil Bupati Heri Wardoyo memberikan reward kepada kampung di setiap kecamatan yang berprestasi juara I, II, dan III mendapatkan tambahan dana pada program GSMK tahun berikutnya, tentunya untuk meningkatkan kinerja dan peran serta masyarakat dalam membangun kampungnya. Harapan saya, kampungkampung yang ada di setiap kecamatan dapat bersaing berbuat yang terbaik, membangun kampungnya masing-

masing,” kata Hanan. Bupati mengatakan program GSMK ini bukan dibuat-buat atau dirancang untuk tujuan tertentu, melainkan dari hasil kunjungan ke kampungkampung. Sebab, kondisi infrastruktur yang ada di kampung masih memprihatinkan. Oleh sebab itu, lahirlah gagasan program GSMK, tujuannya pemerataan pembangunan di kampung-kampung agar lima tahun atau 10 tahun ke depan Tulangbawang dapat bersaing dengan kabupaten/kota di Lampung. Kepala Badan Pemerintahan Kam-

pung Khamami Ria mengatakan terdapat 10 kampung yang mendapatkan program GSMK. Pembangunan bagi 10 kampung tersebut berbeda-beda, untuk tahap II ini kampung-kampung melanjutkan kembali pembangunan. ”Pembangunan meliputi jalan onderlaag, pembuatan drainase, talut, dan jembatan dengan total 36 pekerjaan. Total dana untuk 10 kampung mencapai Rp2,595 miliar, ditambah hasil swadaya masyarakat Rp495 juta. Setiap kampung akan mendapatkan dana dari GSMK mencapai Rp200 juta,” ujar Khamami Ria. (ATA/D2)

PRODUKTIVITAS lahan perkebunan yang dikelola oleh petani dengan mengandalkan hasil panen tahunan dianggap belum efektif menunjang perekonomian petani. Dinas Perkebunan Lampung Barat gencar menyosialisasikan dan mengajak petani untuk menerapkan sistem tanam tumpang sari yang diyakini mampu meningkatkan produktivitas lahan dan menambah penghasilan petani. Kepala Dinas Perkebunan Lampung Barat Natadjudin Amran, Jumat (4/4) mengatakan selama ini sebagian petani hanya terfokus membudidayakan tanaman kopi di lahannya, sementara hasil panen kopi itu satu tahun sekali. Padahal, kata dia, lahan masih bisa dimanfaatkan untuk menaman tanaman lainnya di sela-sela tanaman kopi. “Panen kopi ini kan setahun sekali. Ketika belum panen petani selalu paceklik, padahal di sela-sela tanaman kopi itu bisa dimanfaatkan untuk menaman tanaman guna menambah penghasilan bulanan,” ujar dia. Untuk itu, Dinas Perke-

bunan sejak beberapa tahun terakhir terus menyosialisasikan dan mengajak masyarakat untuk mengoptimalkan pemanfaatan lahan perkebunan kopi melalui pola tumpang sari. Dengan membudidayakan tanaman yang tidak berdampak pada tanaman kopi sendiri, seperti cabai rawit dan talas. Contohnya, cabai rawit dan talas itu bisa ditanam di sela-sela tanaman kopi, kemudian di batas lahan bisa ditanam pisang. Pemanfaatan pengelolaan lahan guna mengoptimalkan produktivitasnya. Untuk menunjang perekonomian petani, harus menjadi tanggung jawab bersama. Dinas, kata dia, harus siap melakukan pembinaan berkesinambungan dan mengupayakan penerapan teknologi terapan, sedangkan petani sendiri diharapkan tidak menutup mata dengan masukkan dan terobosan program dari pemerintah daerah. “Intinya untuk bisa maju itu, antara pemerintah dan petani, harus sama-sama konsisten dan saling menerima masukan,” ujar dia. (RIF/D1)

n LAMPUNG POST/PERDHANA WIBYSONO

OMZET MENURUN. Seorang pedagang menunggui dagangan sayur-mayurnya di pasar Kecamatan Sidomulyo, Lampung Selatan, Minggu (6/4). Para pedagang mengeluhkan sepinya pembeli di pasar tersebut yang berimbas omzet mereka turun.

Jelma Ram

Bertindak Santun dan Hindari Intimidasi BERBAGAI upaya ditempuh untuk memenangkan pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Lampung, M. Ridho Ficardo–Bachtiar Basri. Ketua Tim Pemenangan Cagub-Cawagub Lampung (M. Ridho Ficardo-Bachtiar Basri) dari Partai Demokrat Lampung Selatan Rudi Apriadi K.M. meminta seluruh pengurus, paguyuban, partisan, kader, dan semua elemen pendukung Ridho untuk tetap fokus pada strategi visioner memenangkan Ridho dalam satu putaran. Menurut Rudi Apriadi, selain seluruh pengurus, paguyuban, partisan, kader, dan semua elemen pendukung Ridho-Bachtiar tetap patuh untuk tidak melakukan tindakan yang tidak santun, apalagi intimidasi dan kekerasan. “Biar rakyat yang menentukan pilihan. Sebab, rakyat kita sudah cerdas untuk menentukan pilihan pemimpin yang amanah,” ujarnya, Minggu (5/4). Rudi menyatakan ada campur tangan Tuhan yang akan menggerakkan hati, pikiran, dan tangan manusia untuk mencoblos surat suara dalam menentukan khalifah Provinsi Lampung untuk 5

Rudi Apriadi K.M. tahun ke depan. “Untuk itu, kita semua para pendukung pasangan Ridho– Bachtiar tidak perlu melakukan perbuatan yang tercela dalam memenangkan pasangan cagub dan cawagub yang diusung Partai Demokrat,” kata dia. Rudi berharap Pemilu 2014 dapat berjalan dengan baik dan lancar. Sebab itu, dia mengajak semua masyarakat menyukseskan Pemilu 2014 dengan menciptakan suasana yang kondusif. “Saya mohon kepada seluruh masyarakat Lampung Selatan, terutama seluruh pengurus, paguyuban, partisan, kader, dan semua elemen pendukung Ridho bisa sama-sama menciptakan suasana yang aman, tertib dan kondusif, sehingga Pemilu 2014 bisa berjalan dengan baik dan lancar,” ujarnya. (D2) n Juwantoro


DAERAH Senin, 7 april 2014 LAMPUNG POST

18 desa tertinggal

Bengkunatbelimbing Terkendala Listrik SYUKURAN PWI LAMSEL Sekretaris Kabupaten Lampung Selatan Sutono memberikan tumpeng kepada Ketua PWI Lampung Selatan Muslim pada acara syukuran PWI Lampung Selatan, Jumat (4/4), di Sekretariat PWI Lamsel. n LAMPUNG POST/JUWANTORO

Metro Atasi Kekurangan Beras Metro tak khawatir terjadi kekurangan beras karena masih bisa didapat dari Lampung Timur dan Lampung Tengah. Agus Candra

D

INAS Pertanian Metro akan memperbanyak tanam jagung menyusul terancamnya tidak tanam padi petani akibat perbaikan irigasi akhir Mei ini. Selain itu, lahan persawahan yang berada di pinggiran sungai tetap akan diupayakan untuk menanam padi. “Kami akan menyedot air sungai yang ada untuk tetap bisa menanam padi dan memperbanyak tanaman jagung dan singkong bagi petani yang tak tanam karena tak ada

air,” ujar Kadis Pertanian Supriadi, Minggu (6/4). Dia mengatakan Metro tak khawatir terjadi kekurangan beras karena masih bisa didapat dari Lampung Timur dan Lampung Tengah. Selama ini adanya penurunan produksi padi masih bisa teratasi untuk mencukupi kebutuhan beras masyarakat Metro. “Lamteng dan Lamtim, tetangga Metro, banyak memilik produksi beras yang cukup,” kata Supriadi. Jumlah lahan yang tak tanam tercatat hanya 300—400 ha. “Banyak persawahan di Metro yang berada di pinggiran anak sungai dan sun-

gai yang masih bisa dimanfaatkan karena musim hujan ini air cukup,” ujarnya. Sementara untuk mengantisipasi yang tak dapat air irigasi, para petani menanam jagung dan singkong. Dia menambahkan musim tanam lalu seluas 2894,5 ha lahan pertanian padi sudah tertanam semua. “Sebab itu, Metro tak akan terjadi kekurangan pangan,” kata dia. Menyusul adanya perbaikan irigasi, diprediksi Metro mengalami imbas akan kehilangan sebanyak 10 ribu ton produksi beras. Pasalnya, sekitar 2.400 ha sawah terancam tidak bisa tanam. Sementara sejak 2013, kebutuhan untuk memenuhi beras masyarakat di Metro sudah mengalami kekurangan mencapai hingga 3350 ton per tahunnya. “Selama ini kami sudah mengalami kekurangan beras akibat

penurunan produksi saja sebanyak 13%. Hasil produk normal di Metro rata-rata per tahunnya sebanyak 26 ribu ton,” ujar Asisten II Sekkot Prayit, di ruang kerjanya, Kamis pekan lalu. Dia mengatakan untuk menutupi kekurangan kebutuhan beras, masyarakat Kota Metro masih membutuhkan droping dari luar Metro. Sementara kebutuhan kebutuhan beras warga diasumsikan sebanyak 104 kg/kapita/tahun. “Saat ini jumlah penduduk Metro saja sudah 160 ribu jiwa,” kata dia. Sementara imbas tidak tanam akibat perbaikan irigasi terhitung Metro kehilangan antara 9—10 ribu ton lagi. Penurunan produksi akan bertambah lagi kisaran 9—10 ribu ton pada tahun ini. (D1)

aguscandra@lampungpost.co.id

K E N DA L A u t a m a k e m a j u a n masyarakat di Kecamatan Bengkunatbelimbing, Pesisir Barat, adalah belum masuknya aliran listrik PLN. Akibatnya, hingga kini warga yang tinggal di 14 Pekon yang ada di kecamatan itu hidup dalam keterbatasan penerangan dan aktivitas lain yang membutuhkan energi listrik. Camat Bengkunatbelimbing Andrianto Wahyudi, ditemui kantor camat setempat, Sabtu (5/4), kepada Lampung Post, mengatakan faktor utama terhambatnya kemajuan di kecamatan itu adalah masalah listrik. “Yang menjadi persoalan utama di kecamatan kami adalah belum teraliri listrik. Kalau listrik sudah masuk, saya yakin kemajuan di Kecamatan Bengkunatbelimbing dapat melebihi kemajuan kecamatan lain,” kata dia. Dengan belum teralirinya listrik di kecamatan itu, otomatis berbagai potensi usaha yang dapat meningkatkan pendapatan masyarakat tidak dapat dilaksanakan, terutama usaha yang berkenaan langsung dengan perlunya tenaga listrik. PLTMH Atas kendala yang dihadapi masyarakat di Kecamatan Bengkunatbelimbing tersebut, kata Wahyudi, masyarakat di kecamatan yang notabene salah satu kecamatan berpenduduk terbesar di Pesisir Barat itu berharap listrik secepatnya dapat mengalir di tempat tersebut. Karena itu, perekonomian masyarakat dapat

cepat menggeliat guna meningkatnya kesejahteraan masyarakat di kecamatan itu. Kendati menggantungkan harapan kepada pemerintah, khususnya PLN, untuk mengalirkan listrik ke kecamatan itu, kata Wahyudi, juga bukan berarti kecamatan setempat hanya berpangku tangan dan pasrah menanti sentuhan pembangunan kelistrikan hanya dari PLN saja. Tahun depan, mimpi masyarakat kecamatan setempat mendambakan listrik mudah-mudahan segera terwujud. “Saat ini tengah dilakukan pembukaan badan jalan untuk membangun dua pembangkit listrik tenaga mikro hidro (PLTMH) di Pekon Tanjungrejo dan Sukamarga. Pengerjaannya dilaksanakan PT Maramakmur Energi Dwitama. “Kalau pembangkit listrik ini sudah jadi, mudah-mudahan bisa mengaliri seluruh Kecamatan Bengkunatbelimbing,” kata dia. Sejauh ini, kata dia, guna merasakan adanya aliran listrik, masyarakat di kecamatan setempat berupaya sendiri dengan memanfaatkan listrik tenaga genset perorangan. Sebagian besar masyarakat memilih membeli satu genset berkapasitas ribuan watt untuk digunakan sejumlah rumah. “Tentunya biaya pengadaan sarana genset, operasional, dan pemeliharaan berasal dari iuran masing-masing warga pengguna. Listrik tenaga genset itu digunakan warga dari pukul 18.00—23.00,” ujarnya. (YON/D1)


RUWA

Senin, 7 april 2014 LAMPUNG POST

Syaekuddin (Kadishub Lampung Barat)

JURAI

“Pemasangan gadril itu untuk memberi rasa aman kepada para pelintas, yang disebabkan selain karena berada di tikungan menurun tajam, juga di sisi jalan tersebut terdapat jurang.”

19

LIWA (10.00 WIB)

BAKAUHENI (12.40)

Polisi Tangani Kasus Truk Tabrak 12 Kendaraan

Gadril dan Cermin Cekung Antisipasi Kecelakaan UNTUK mengantisipasi kasus kecelakaan lalu lintas di jalan raya, khususnya di ruas jalan yang kondisinya menurun dan menikung tajam di wilayah Lampung Barat, Dinas Perhubungan setempat tahun ini akan memasang gadril (pagar pengaman jalan) dan cermin cekung di beberapa lokasi. Kadishub Lampung Barat Syaekuddin, Minggu (6/4), menjelaskan sumber dana pembangunan gadril dan cermin cekung yang akan ditempatkan beberapa lokasi jalan yang menurun dan menikung tajam itu bersumber dari dana alokasi khusus Kemenhub dan dana pembangunan daerah tertinggal 2014. Menurutnya, adapun ruas jalan yang akan dipasang gadril atau pagar pengaman jalan itu terdapat di tiga lokasi. Pertama, ruas Jalan Sukau—Lumbokseminung tepatnya di turunan dan tikungan tajam dengan di bagian sisinya terdapat jurang ke arah Lumbok sepanjang 128 meter. Kemudian, ruas Jalan Sumberjaya—Kebuntebu juga akan dipasang di enam titik dengan panjangnya sekitar 140 meter setiap titiknya. Lalu di ruas Jalan Simpang Giham—Pampangan sepanjang 36 meter. Selain pemasangan pagar pengaman jalan ini, di ruas Simpang Giham—Pampangan juga akan dipasang cermin cekung di tiga titik yang kondisi jalannya menikung tajam. Pemasangan cermin cekung itu juga akan dilaksanakan di jalan yang menghubungkan Sukau—Lumbokseminung sebanyak 10 titik. Pemasangan gadril itu, kata dia, bertujuan memberikan rasa aman kepada para pelintas yang disebabkan selain karena berada di tikungan menurun tajam juga di sisi jalan tersebut terdapat jurang. Sementara pemasangan cermin juga akan ditempatkan di setiap tikungan tajam. Pemasangan cermin cekung itu, kata dia, fungsinya adalah agar para pelintas di jalur lawan dapat mengetahui jika ada kendaraan lain yang juga hendak melintas melalui cermin itu. (ELI/D1)

n LAMPUNG POST/ELIYAH

SUDAH DAPAT DILALUI. Jalan Ranau di Pekon Buay Nyerupa, Kecamatan Sukau, Lampung Barat, pascalongsor sudah bisa dilewati kendaraan, Sabtu (5/4).

Pipa Telkom Jadi Penyebab Banjir Tim mendapati banyak lumpur dan pasir serta lima pipa milik Telkom yang menjadi penyebab tersangkutnya sampah rumah tangga, di antaranya plastik dan karung. Hari Supriyono

S

ERING terjadinya genangan air (banjir) di Jalan Jenderal Sudirman, tepatnya di depan kantor Telkom, Kotabumi, Lampung Utara (Lampura), diakibatkan beberapa faktor, di antaranya adanya dua titik pipa yang berukuran 5 dan 3 inci milik Telkom yang berada di bawah marka jalan. Tempat pipa itu menjadi penghalang kelancaran air drainase yang ada di daerah itu. Hal tersebut diketahui saat tim gabungan empat instansi teknis, yakni Badan Penyelenggara Pembangunan Daerah (Bappeda), Dinas Perkerjaan Umum (PU), Dinas Tata Kota dan Kebersihan (Distako), dan Badan Penanggulangan

si kecelakaan. “Kendaraankendaraan yang melintang di jalan berhasil dievakuasi ke pingir sehingga arus lalu lintas dari arah Bakauheni maupun Bandar Lampung kembali normal sekitar pukul 20.30,” kata Kanit Lakalantas Polres Lampung Selatan Ipda Bahrudin, mendampingi Kasat Lantas Polres Lampung Selatan AKP Rully Thomaskepada, Lampung Post, Sabtu (5/4) malam. Menurut dia, tabrakan beruntun bermula dari Fuso B-9959-BYT mengalami rem blong di lokasi tersebut. Sopir truk, Atawi (39), tidak dapat mengendalikan kendaraannya yang sarat muatan gula sehingga menabrak mikrolet BE-2388-DU di depannya dan menghatam travel Purnagama BE-2623- AJ. Selanjutnya, truk menyenggol bagian belakang mobil Chevrolet putih B-9310-A dan mobil travel Karona BE2067-AJ. Kemudian, menabrak mobil boks B-9933-TCA yang mengangkut pisang dan terhenti setelah menabrak Fuso BE-9913-NC dari arah berlawanan. (KRI/D1)

PRINGSEWU (10.30 WIB)

drainese sepanjang jalan tempat itu,” ujarnya. Azwar Yazid menerangkan tiga istansi teknis, yakni Dinas PU, Distako, dan BPBD, telah mengangkat lumpur, pasir, dan sampah yang menjadi penyebab terjadinya banjir tersebut. “Mudah-mudahan saja air tidak menggenangi jalan depan Telkom ini kembali,” kata dia lagi. Berdasarkan pantauan di lokasi tersebut, Distako melibatkan satu unit mobil penyedot dan satu unit mobil pengangkut sampah dan tim kebersihan. BPBD melibatkan satu unit mobil pemadam kebakaran dan tim pemadam, sedangkan PU melibatkan tim pemadam untuk melakukan berbagai upaya pencegahan dan penanganan. Salah seorang tim Dinas PU yang tidak ingin namanya disebut mengatakan terdapat lima pipa di bawah marka jalan yang membuat sampah tersangkut di pipa tersebut, sehingga menghalangi laju air drainese sepajang pingir jalan yang ada di daerah itu. ”Saat saya masuk ke gorong-gorong drainase itu terdapat sampah yang tersangkut pipa milik PT Telkom tersebut. Namun, sampah itu telah kami angkat,” ujarnya. (YUD/D1)

harisupriyono@lampungpost.co.id

Dinas PU Belum Lelang Tender DINAS Pekerjaan Umum (DPU) Kabupaten Pringsewu belum memulai tender online terkait rencana pengerjaan sejumlah proyek. Plt. Kadis PU Kabupaten Pringsewu Budhi Darmawan, Minggu (6/4), saat dihubungi via telepon selulernya, menyatakan akan berusaha pada akhir April 2014 bisa menggelar tender. Dia menambahkan kini pihaknya masih mempersiapkan segala sesuatunya yang berkaitan dengan proses kelancaran tender. “Saya berharap akhir bulan ini bisa proses tender sehingga pengerjaan proyek bisa segera dimulai.” Menurut Budi Darmawan, ada beberapa agenda Pemkab untuk memprioritaskan pembangunan jalan: jalan di Pardasuka sepanjang kurang lebih 8 kilometer dan ruas jalan menuju perkantoran Pemkab Pringsewu. Dia menjelaskan apabila

ada sejumlah orang yang sudah melakukan survei lapangan untuk lokasi proyek, kemungkinan adalah konsultan. “Mungkin itu yang datang survei adalah konsultan, bukan calon rekanan.” Kepala Pekon Giritunggal Rukhyat beberapa waktu lalu mengaku ada sejumlah orang sudah mengukur sungai di pekonnya yang jembatannya roboh dua tahun lalu. Menurut dia, sesuai program Pemkab Pringsewu, tahun ini pemerintah akan membangun jembatan Way Waya di pekonnya dengan nilai sekitar Rp3,5 miliar. “Ya sudah dilihat lokasi jembatannya.” Rukhyat mengaku senang dengan rencana pemerintah yang akan membangun kembali jembatan yang sempat ambrol karena diterjang banjir pada 2012 lalu. Menurutnya, dengan dibangunnya jembatan, Pekon Giritunggal tidak lagi terisolasi. (WID/D1)

TERBANGGIBESAR (17.30 WIB)

METRO (09.30 WIB)

Fungsi Baperjakat Dinilai Belum Maksimal DPRD Kota Metro menilai fungsi Baperjakat Pemkot Metro tidak maksimal dalam penempatan pejabat, khususnya eselon II, pada tempatnya. Wakil Ketua I DPRD Kota Metro Herman Sismono, Minggu (6/4), mengatakan beberapa jabatan kepala satker yang ada tidak sesuai dengan latar belakang keilmuan yang dimiliki. Bahkan, ada kesan pemaksaan penempatan jabatan seseorang, walaupun itu hanya sebatas plt. kepala dinas. Bukti nyata plt. Kadis Kesehatan yang dijabat seorang pejabat dengan pangkat dan golongan masih IV/a. Padahal, di Pemkot Metro, banyak SDM yang memiliki pangkat dan golongan IV/b, yang lebih layak menempati posisi tersebut. “Oleh sebab itu, wajar kalau provinsi selalu menolak

Bencana Daerah (BPBD) setempat yang turun ke lokasi untuk melakukan pencegahan dan penanganan pada Minggu (6/4), sekitar pukul 10.00. Kepala Bappeda Azwar Yazid, selaku ketua tim koordinator ketika ditemui di lokasi, mengatakan pihaknya diperintahkan Bupati Lampura Agung Ilmu Mangkunegara untuk segera melakukan pencegahan dan penanganan terhadap banjir akibat genangan banjir kerap terjadi di Jalan Jenderal Sudirman, tepatnya depan kantor Telkom Kotabumi tersebut. ”Kegiatan pencegahan dan penanggulangan banjir ini sudah berlangsung selama dua hari. Kita ketahui bersama apabila curah hujan tinggi yang berkisar hingga satu jam, air bergenang hingga dua-tiga hari,” kata dia. Dia juga menjelaskan pihaknya mendapatkan banyaknya lumpur dan pasir serta terdapat lima pipa milik Telkom yang menjadi penyebab tersangkutnya sampah rumah tangga, di antaranya plastik dan karung. ”Pipa milik PT Telkom itu berukuran 5 dan 3 inci berada di dua titik, tepatnya di bawah marka jalan yang mengakibatkan sampah tersangkut di pipa tersebut. Pipa itu terpasang sejajar dan diagonal sehingga menjadi penghalang laju air

POLRES Lampung Selatan terus menangani kasus kecelakaan lalu lintas di jalan lintas Sumatera (Jalinsum) Km 75/76 Dusun Gubukseng, Desa Hatta, Kecamatan Bakauheni, Sabtu (5/4), sekitar pukul 12.40. Kecelakaan terjadi akibat fuso B-9959-BYT yang mengangkut gula dari arah Kalianda menuju Bakauheni mengalami rem blong. Akibatnya, 12 kendaraan yang ada di depannya ditabrak. Kendati tidak ada korban jiwa dalam insiden tersebut, arus lalu lintas di jalan nasional tersebut sempat macet total yang cukup panjang. Namun, beberapa saat kemudian, Satlantas Polres Lampung Selatan mengalihkan arus kendaraan dari Pelabuhan Bakauheni tujuan Kalianda melalui jalan lintas pantai timur (Jalinpantim), Kecamatan Ketapang, menuju jalan alternatif Simpang Ketapang—Jalinsum Simpang Gayam, Kecamatan Penengahan. Sementara kendaraan dari Kalianda menuju Pelabuhan Bakauheni tetap melalui loka-

pendefinitifan kepala Dinas Kesehatan karena dari segi administrasi kepangkatan masih belum layak,” kata Herman. Begitu juga dengan Kepala Dispenda Kota Metro Arif Joko Arwoko, yang berlatar belakang teknik. Padahal, kursi kepala Dispenda tersebut akan lebih pas dan cocok jika ditempati orang yang berlatar belakang ekonomi. Sebab, tempat itu berkaitan dengan pendapatan. “Di sinilah fungsi Baperjakat harus berperan, apa lagi untuk menempati suatu jabatan harus dilakukan fit and poper test.” Namun, di satu sisi, Herman juga mengakui penempatan pejabat lainnya dinilai sudah tepat dan sesuai, seperti plt. kepala Distako, pejabat bersangkutan diambil dari sekretaris dinas setempat. (OGI/D1)

Dua Pemakai Narkoba Digerebek JAJARAN Polsek Terbanggibesar, Lampung Tengah, menangkap basah dua pemakai narkoba jenis sabu-sabu, Jumat (4/4) sore. Dua tersangka, Syafrun Jamin dan Helmi Syamsi, tertangkap tangan saat menggunakan sabu-sabu di rumah milik Rangga, warga Bandarjaya Barat, Terbanggibesar. “Mereka tertangkap basah saat sedang nyabu,” kata Kasubbag Humas Polres Lamteng AKP

Indriyanto. Awalnya polisi mendapat informasi dari masyarakat bahwa ada pesta narkoba di wilayah Bandarjaya Barat. Polisi pun segera melakukan penyelidikan. Ketika dilakukan pengintaian, memang benar ada yang sedang mengonsumsi sabusabu. Polisi pun melakukan penggerebekan dan dua tersangka berhasil diringkus.

Dari tangan keduanya polisi menyita sebuah dompet pink berisi 1 kaca pirek kosong, 1 botol putih bertutup biru yang berisi air putih, kaca pirek berisi narkotika jenis sabu-sabu yang sudah dibakar, 6 korek gas putih, 4 sedotan, 2 jarum, dan 1 timbangan digital merek CHQ. “Kedua tersangka dan berkasnya diserahkan ke Satuan Narkoba Polres Lamteng,” ujar Indriyanto. (WAH/D1)

n LAMPUNG POST/ELIYAH

PENUTUPAN MTQ LAMBAR. Asisten II Noviardi Kuswan menyerahkan piala MTQ Lampung Barat kepada pemenang pada malam penutupan MTQ, Sabtu (5/4) malam.

SUOH (10.30 WIB)

Kebuntebu Raih Juara Umum MTQ Lambar JUARA umum lomba Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-18 tingkat Kabupaten Lampung Barat tahun 2014 diraih Kecamatan Kebuntebu, yang merupakan daerah peraih poin terbanyak. Sementara juara pawai taaruf diraih Kecamatan Bandarnegeri Suoh (BNS) dan juara perorangan diraih Ika Pertiwi.

Asisten II Noviardi Kuswan saat menutup MTQ kemarin mengatakan MTQ ini telah dilaksanakan dengan sukses. Kegiatan MTQ ini, lanjut dia, mempunyai makna khusus dalam kehidupan sosial kemasyarakatan dan keagamaan. Dengan MTQ, masyarakat khususnya peserta dapat memperdalam pengamalan ajaran

agama dan nilai-nilai yang terkandung dalam Alquran. Melalui kegiatan MTQ ini, diharapkan ada perubahan dan peningkatan akan pengamalan ajaran Islam bagi masyarakat sekaligus dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari serta dapat meningkatkan ukhuwah, agar Alquran tetap mempunyai

fungsi sebagai pedoman hidup bagi umat Islam di kabupaten ini. Khusus kepada pemenang MTQ kali ini, pihaknya berharap untuk dapat mempertahankan prestasi tersebut serta dapat mengembalikan prestasi yang telah diraih pada 2010 di MTQ ke-42 tingkat Provinsi Lampung mendatang. (ELI/D1)


PARIWARA

senin, 7 APRIL 2014

20

LAMPUNG POST

pariwara AC Rental AC & Musticol jual beli AC baru, second, serv, cuci AC, mesin cuci, kulkas, dispenser. WINDA AC 0721-7174866, 08527992465, 08127921648, 08979993964 Pin BB 25C9BDCF, 257556, minggu buka Agen AC RESMI PABRIK LANGSUNG. TERMURAH !!! Jika lebih mahal diganti selisihnya. Panasonic, LG, Sharp. Te­ rima cuci, repair (Agen resmi) TIMMY ELECTRINDO Tlp 242222, 7444470. CV Prisma Utama Tehnik servis AC bngkr/psng cuci, sparepart, jual beli bru & second.Hub. 0721472180 /082125427103/085769583316 PIN 2996BCE1

AIRLINES TIKET Tiket murah garuda, sriwijaya, merpati, lion, air asia, sky aviation tiket diantar hub.GEMA TNT (0721) 486100, 7467967 SMS booking 081274777959

ahli gigi Rama Dental ahli bikin gigi, psng behel gigi Jl P. Antasari 18/dpn bioskop Sinar Bdl. JL. Urip S. Smpng Tiga Pejajaran hub.087899516746, 0812.7945122 ADLl Dental Lab menerima order gigi palsu/prothesa. Hub: Drs. Kenedy 0857.666.50222

ALAT- alat ALAT BERAT Dijual KOMATSU 2010, 750 Juta, PC 200, Strip 8. Hub: 0812.7917.639, 7228149.

ALAT PAMERAN Vyw-Siger Craf 47, jual sewa/ pelatihan produk manik-manik: kranjang, aqua gelas & box tissue dll cocok u/ pesta, arisan, kado/parcel dll. Hub. 0852.6634.9607

BADUT Istana Kado Badut Dekor Balon, Antasari sblh Bank Lampung. Hub. 0821.8554.2758 BB 2951184F Sewa badut ultah karakter DISNEY asli ILUNG BADUT hub. 0853.5708.0000

BLACKBERRY Blackberry sring kluar jam pasir !! Kami lancarkan blacberry anda . Simpur Center hub: 089664012228 PIN 7D6F4E7A

BARANG BEKAS Jual beli barang bekas, kardus, besi, plastik dll hrg bagus, timbangan jujur, Jl. Kamboja 38 HP.0821.81049676.

BIBIT tanaman BIBIT SINGKONG Jual Bibit Singkong Gajah Potensi hasil 100 Ton/Ha (sdh prnh nyampe 137 Ton)

hub.0812.7913.2723, 0857.6407.0530 (maaf tlp saja)

biro jasa JASA WEBSITE Jasa website, web tko online, web akademi, web instansi, web perusahaan dll, www.lampungwebsite.co.id. 0813.82291803, 07219016896

KURSUS STIR MOBIL Fahmi Kursus Mbl, kursus stir mobil 4x30 menit hanya 180rb, ramah. Hp. 082180676299, 08154179269 fasilitas antar jemput

BUS WISATA Sewa bus wisata darmaduta seat 32 Keselamatan penumpang tujuan kami, please call me 08154019822 www.busdarmaduta.com

foto copy LAMPUNG FC, jilid hard cover/soft cover, spiral kawat, Jl. Wr. Monginsidi 23 B T.Karang, Bandar Lampung telp. 0721-256053, 08127272602, email : lampung_fotocopy@yahoo.co.id

GORDYN Asia Prima Collection. menerima pesanan gordyn wallpaper, vertical roll blind rumah & kantor di JL.Ratu dibalau Tj. Seneng Supri Gordyn terima pesanan gordyn vitrase import & lokal, kasa nyamuk, vertikal blind,herizontal blind dll , harga bersaing. Hub. 0858.5142.7293 Jl. RA Basyid Psr Untung Lb Dalam Asia prima, menerima pesanan gordeng, wallpaper, vertical, roll blind untuk rumah & kantor Jl. Ratu dibalau TJ.Senang BDL hp.081383994908

INDEKOST Terima kost wisma badar, blnan/ mgguan/hrian JL.Perintis kemerdekaan no.18/24 tanjung gading (akmelindo) telp.(0721)253967, 081298697777 Kost karyawan/ti fas. Lengkap, parkir luas, lok.Enggal. Hub. 0811.791229.

BELYN RESIDENCE kost exlusive baru mingguan/bulanan fas: hal jalur angkot Jl.Pahlawan 28 B (blk RS Advent). Hub. 0819.77926888, 085789026888, 081368776795 (Pak Mus) Kost Putri Almira, bulanan/ tahunana fas. Lkp. Km mandi dlm, gratis wifi parkir luas Jl.Perwira Praja dpn Sekolah Pramugari CAT Rajabasa. Hub. 0852.66349607, 0812.7249914

INTERIOR SAFIRA INTERIOR spesial membuat kitchenset, pantry lmr pjgn, kmr set minibar, meja kntr dll hub.0721.7164443, 081379337474

KAMBING AQIQAH Kambing Aqiqah, dr hrg 1 juta, masak aneka menu gratis. Potong, antar & sertifikat aqiqah. Tlp.7448380, 081272354984, 081540802586. www. aqiqahlampung.com

KEHILANGAN STNK BE 6748 FM, Noka. MH1J BB1169K164253, Nosin. JB81E1162239, an. Maphilida. STNK BE 877 DT, Noka. MH1NG E192K238428, Nosin. NFGEE-1238862, an. Zulkifli.

KESEHATAN tan HERBAL Grosir/eceran herbal parfum,syamil propolis,koyo jahe avail (madu Riau 1Kg 35rb) (parfum 1ml Rp.350,- ). Hub. 0852.6972.8466 Hijrah Moslem Store; menjual herbal grosir dan eceran” xanthnoni. ace-max’s, xamthone, gold-g,radix, sumcream, avail, jahe merah, propolis, aneka madu, mangostana dll. Hub. 0812.7937357.

MAKANAN KESEHATAN Jual Imunocal Glutation 435, TranceMineral 140, Calcium 145, Magistral(cegah kanker prostat) 260 tablet. Hub. 0853.82314636 No SMS

PIJAT TRADISIONAL

Terima kost bulanan/tahunan Kampung Baru Unila & rumah kon­ trakan di Way Halim Permai. Hub. 085279634666/0896.3680.0800

Pijat urut tradisional menghilangkan gumpalan angin, kseleo, urat kjepit, pegal-2, mnghilngkn keputihan. Hub. Bu Juminah, bsa dipgl Jl.Tirtyasa Gg.Rambutan.0821.7743.7271.

Terima kost harian, mingguan, bulanan, fas. Free wifi, AC,TV, breakfast, Jl. Kartini No.45 Tanjung Karang Pusat samping Mall Kartini. Hub. 0853.7960.6228

Urut tradisional Bu Sri Wahyuni Jl.Soekarno Hatta dpn pom bensin Kota Sepang & cabang di Kalibalok Gg.Waru 3. Hub.0813.7911.5943

Kost-kost harian/bulanan/mingguan, fasilitas AC,TV, kmr mandi di dlm,parkir luas & aman,mulai dr hrg Rp 100.000/hari. Hub.0821.8343.7171, 0853.8456.5777 Jl. P.Antasari 171 Bdl. Trima Kost Mggn, Blnn, Jl Griya Fantasi 2C/8 WHP Hub. 702498, 0812.727.7590

Pijat Tradisional, Bekam, Refleksi, Lulur, Scrub. Mas Rusdi JL. Bypass pom bensin sukarame blkg rmh mkn berkah jaya hub.0812.7962.5689, 0815.4006.6506 bs dipanggil Pijat tradisional asli Solo 3 in 1, 80rb / pijat P/W, buka setiap hari dr jam 09.00 – 20.00. Hub.0823.77177377

Jl.Raden saleh No.25 Durian Payung blk RS Bumi Waras IinMassage & lulur siap panggil. Hubungi. 0812.7990.1117, 0853.8111.7403

KOMPUTER LAPTOP Dibeli Laptop note book, computer, segala kondisi hidup mati harga tinggi. Hub. 0812.34563136 PIN BB 22F51538

KONVEKSI Elly Konveksi, menerima psnan srgm kntr/skolh/prtai/club/olahraga/jket/ training dll. Jl. Purnawirawan Raya No. 56 Gunung Terang, Jl. Kemiling Raya km. 12 kurungan Nyawa 081377917757

KONSULTASI Bila anda bermasalah dengan kredit Bank/kredit leasing. Kami dapat membantu anda. Hub. 0813.7957.5162, 0815.4077.476. Darul Taqwa Konseling dgn konsep Al Qur’an, bagaimana bisa ditolong Allah agar bisa bayar hutang, dpt jodoh sholeh/sholeha, membina keluarga sakinah mawadah warohmah. SMS dulu/hari 3 org hub. 0857.67177701.

LABORATORIUM Animo Chemical & Lab: menjual bahan kimia industri & laboratorium, harga terjangkau Jl.Pemuda 126 dpn Chandra, HP.0812.7289997.

MESIN FOTO COPY CV Mitra Abadi. Jual sewa perbaikan suku cadang tinta foto copy hub.08127909898, 0721-7505050

musik IYUT MUSIK. Meny sound system unt acara pernkhn, khitanan,syukuran dll Jl.Ratu Dibalau Tj Seneng BL d p a n p o m b e n s i n A K R . H u b. 0821.8668.9992/0857.6983.9997.

peralatan musik

lgsg, dptkn di Central Plaza lt dsar hyper mart raden intan no.85 telp.0721.3650014 BDL Cal 0813.6993.3365 Top di Jakarta Kini di Bandar Lam­ pung kursus menjahit Juliana Jaya Jl.Kiwi No.5 Kedaton tlp.0721-701677, 081540816997 Disk 30% s.d. 50% lebih dari 25 cabang.

PRIVAT PRIVAT LAA TANSA. Guru dtg kermh semua pelajaran TK, SD, SMP, SMA, umum, mengaji & Bhs Arab Hub.085279800177/PIN :2A13DD66 P r i v at B a lq i s . G u u r d a tang ke rumah semua pelajaran TK, SD, SMP, SMA & mengaji. Hub. 0897.6135.888/0821.7914.9747 PIN BB 2950CC7D. Privat Profesi. Guru datang ke rumah semua pljrn TK, SD, SMP, SMA, Ngaji, Sempoa. 0721-7503131085658957909 - 081369152541 profesional & sabar, siap un ES-HA Plus Bimbel & Privat semua mapel SD,SMP,SMA. English & mengaji. Hub. 0853.57935588, 0896.31140880. Privat & kursus membaca pola sidik jari bersama de most fingerprint analysis garansi Bimbingan mahir hub.081388069672, 08127243362 Privat Sahabat Edukasi : guru dtg kerumah semua pljrn TK, SD, SMP, SMA, Umum & mengaji 5 org gratis 1 hub.0721-7511559, 081279199569 Privat Siklus Guru dtg kermh semua pelajaran SD,SMP,SMA Hub:07217481330, 0857- 68003557 Privat Bintang Education smua pljrn TK, SD, SMP, SMA, umum, mengaji, guru dtg ke rmh, professional & sabar, siap UN, semester. hub. 07213667558, 0813 69 277 269 

PELUANG USAHA

ADI Musik: jl/tkr tmb: i5(4) i4(5) i3(5,5) Pa50(7) Pa80 Pa500, PSR900, KN1400, 2400,2600,X50,CORA,Blazer,Beta 3 ,PV16ch,8ch,CS800,AD3600,Behr. 20 ch, a/esis,DOD, AXL. Ph.268983, 081369139529.

PAKAIAN Jual baju anak grosiran/eceran bisa antar, hrg mulai 5.000 s/d 50.000, barang pabrik & baru, Jl.Kamboja No.38 Bdl dpn TPU Kebun Jahe dkt b.randu. Hb. 081379600033

PALET PLASTIK Jual palet plastik (bekas) u/ keperluan industri dgn brbgai ukr. Hb. 0821. 1311.5073.

PENDIDIKAN KURSUS MENJAHIT Perwakilan singer msin jhit, bs zig zag, obras, jhit biasa, promo minggu ini saja, krting+hdiah

WARALABA. Bebek goreng Pak Slamet membka ksmptan usaha wrg/resto, sgt menguntungkn & brkmbg pesat rs ny lzt, sdh ad 11 cbg info lkp www. bebekgorengpakslamet.com JL.Pesantren Darula’mal mulyojati 16B. Hub.085279856788,081288828882

PENGINAPAN PONDOK PALAPA, HARGA MULAI DARI 95.000/hari, DI PUSAT KOTA, FAS : AC, TV, KM PRIBADI, BREAKFAST, PARKIR LUAS, JL. P.E.M NUR 7623158, 7188333, 087899764477, 085380151888

PENGOBATAN Sakit kulit & kelamin: gatalgatal, herves, go,. Kutil, l.syahwat,kanker dll. Hub. 0878.2300.6200

OBAT TELAT BULAN Anda telat bulan ? Solusi cepat & tepat u/ melancarkan haid secara teratur

dlm jangka 3 jam dijamin lancar 100% Garansi & tnp efek samping. Hub.082333794444, 087857427544

RUMAH MAKAN RM. Baung Asap Pa’De saman, baung asap @25.000, pindang baung @25.000, pecel lele @16.000 Jl. Untung Suropati Komp Ruko Eldorado A20 Labuhan ratu www.kulinerikanb aunglampung.123website.co.id RM & Catring Minang Indah: mlyni ns bks, ns ktk, antr almt bk 24 jm Jl.Raya B. puru 085269452074, Jl.Cik ditiro kmiling 0721.764.1613, Jl.Cik ditiro wisma mas 0721.7186015 murah lezat & higenish

RUPA - RUPA ATASI MAMPET Mampet saluran air spesialis atasi WC Mampet saluran air washtafel bisa kuras sumur luar & dalam kota 24 jam hub.082180803233, 082111710000

an, sukses, duka cita, ultah, rias mobil pengantin dll hub. 0821.8168.4111 Pin 227EF318

service Menerima service panggilan dan pembuatan sumur bor tersedia alat master dan Rig harga SINJAYA: Servis panggil spesialis kulkas, show cash, msn cuci, freezer. Hub. 0852.69367247 Bergaransi

SERVIS ELEKTRONIK Darmin Service Elektronik, terima servis panggil TV,DVD, speaker aktif, k.angin, mesin cuci, dll. (bisa tukar tambah). Hub. 0821.84364724, 0878.99506812 Teknik Jaya Elektrik Servis dan jual beli AC, kulkas,msn cuci,pompa air,dispenser,water heater dll terima servis panggil Jl. Imam Bonjol No.355 hub. 0812.7249.646, 0819.29833390

Mobil sedot wc dan atasi wc mampet luar dan dalam kota 24 jam. Hub. 0821.8080.233 Mobil Sedot WC & atasi WC Mampet luar dan dalam kota 24 jam “GARANSI” hub.082111710000, 082180803233

BAU BAU..? AIR: sumur, parit, kolam. LIMBAH: ayam, burung, sapi, babi. UDARA: asap, plastik. Tersedia penanggulangannya dgn biaya terjangkau. Hub. 0721-488976/08111118135

RACUN API CV. Cahaya Abadi. Menjual berbagai apar +pengisian ulang jl. Yos Sudarso No. 138 C (depan Budi Wahana Motor). Hub. 07217520099, 081278001238

SEDOT WC SEDOTWC & ATASI WC MAMPETSALURAN AIR, WASHTAFEL DLL, MELAYANI DLM & LUAR KOTA BY 24 JAM. HUB.0721-7905.006, 0853.7766.9976

SERVICE HANDPHONE NVU Ponsel service & kursus Hp. JL.ZA Pagar Alam no.2A gdg meneng, bk kls mahir psti bs semua merk hp grnsi uang kmbli 085669777966

SERVIS PANGGIL Arta Tehnik: servis panggil spesialis AC split, AC floor, AC sentral, kulkas, mesin cuci dll. Hub. 0852.6863.3950, 0857.8882.2997, 0721-7181842

SUMUR BOR Anggun Bor menerima pembuatan bor & service panggil pompa jet pump, pompa sub marsibel. Hub. 0821.85970789, 0857.8954.2006, 0853.7852.4554. SALEH BOR. Pemboran sumur bor, mesin, service pompa air. Hub. 0816.403495, Jl. Morotai Gg. M. Saleh No. 53 Bdl.

Sukir Bor, terima service dan pembuatan sumur bor alat master dan rig harga. Hub. 082181071091

TENDA Menyewakan tenda hajatan 125rb/ unit diskon untuk pemasangan minimal 15 unit. Hub. 0813.668821110

VOUCER BERENANG 65 rb, vchr brenang di d’mermard WTP disc 50% 3 vchr, bli 1 gratis 1, 5 vchr grtis loker, ban hub. 0852.6944.5204, PIN 75A6A794

WEDDING Wedding Organizer Jefs Enterprise menyediakan paket wedding, catering, blower, Tlp.0857.69966947, 0812.72772828 Jl.Wolter Monginsidi Gg. M.Husin.

LOWONGAN Dibthkn Tng Administrasi menguasai komputer. Lmrn dikirim lsg ke Jl. Ikan Kakap No.35 Wihara That Hin Bio. Hub. 482708

Dibthkn Sopir SIM B1 Umum max 35 th pdk SMP,Helper mx 25 th pdk SMU, PR & KS P & W pdk SMU/S MK. Lmr lkp dtg lsg ke Jl.Tembesu No.8 Campang Raya Bdl

Dibthkan sgr karyawan/ti,pnmpln mnrk & jujur, min SMA usia max 28 th, gaji min/bln 2 Jt, lmr bw lgsg di pameran Waki Giant Antasari (lnt 1) dpn pntu msk Giant Hub: 081266615550 Bpk Deky

Dibutuhkan ke jepang hubungi lembaga pelatihan kerja (LPK) Chuoo Mandiri blok H1 No.09 kemiling 081277373311, 0721272868, 081957132044, 08978910663

Dicari tng kerja u/ rumah lulur salon & spa,kasir,trapis,syarat: penglmn bdg lllr,meni-pedi, creambat, blow,facial, bw lmrn lgkp+fhoto ke Jl. Kh Ahmad Dahlan No. 156 Kupang Inpres Hub : 0721487555,7477555 plg lmbt 1 mgg dari iklan terbit

PT. Planet natar bthkn tenaga pnjual, tnp target & tdk dibtsi usia (pnddkn) Bw lmrn ke JL.Raya Natar dpn bank Lmpung 081540982345, 081363676345 Dibutuhkan krywn/i : SLTA, S1, kndrn sndiri, bs cmpter, bkrja scr tim, kirim ke JL.P.Alam No.57 kedaton hub.0823.6044.4777

Dibutuhkan Remaja Laki-laki Servis Elektronik max 25 tahun. Hub. 0812.7246.6999.

Dibthkn 1-2 org karywti Jursn Adm & Akuntansi kmptr, brpnglmn min SMA/D1 diutamakan domisili T.Betung BDL hub.(0721) 480307, 485013

PT Patok Emas. Dijual kav, perum, ruko & property, di Kota Bandar Baru Lampung dkt kntor Gubernur Baru 25 Jt’a,/kav. minat hub. Rosa 0813.3325.6439, Herli 0852.5294.3316.

PT Patok Emas. Dijual kav, perum, ruko & property, di Kota Bandar Baru Lampung dkt kntor Gubernur Baru 25 Jt’a,/kav. minat hub. Adi 0853.6845.4191, Rahmadi 0823.7509.6604.

PT Patok Emas. Dijual kav, perum, ruko & property, di Kota Bandar Baru Lampung dkt kntor Gubernur Baru 25 Jt’a,/kav. minat hub. Erwin 0896.3822.0966, Angga 0853.8090.4653.

PT Patok Emas.. Dijual kav, perum, ruko & property, di Kota Bandar Baru Lampung dkt kntor Gubernur Baru 25 Jt’a,/kav. minat hub. Yuli Astra 0812.7226.8111

Dicari segera karyawan salon wanita max 20-25 Th, datang lgsg ke “DUNIA SALON” Hub.08237908000 JL. Airan Raya Jalur 2 Korpri Dibutuhkan KOKI P/W, Pijat Re­ fleksi Wanita utk di Bandung. Hub. 085722585868

LOWONGAN KERJA PERUSAHAAN INDUSTRI & PERTAMBANGAN KAPUR MEMBUTUHKAN

Sales / Marketing Kriteria : ~ Min Pendidikan D3 ~Pengalaman min 3 Th dibid sale / marketing ~ Wanita umur 25 – 30 Tahun ~ Mengerti Komputer ( Microsoft Office : Excel, Word, Power Point ) ~ Jujur, rajin, bertanggung jawab dan mempunyai semangat kerja yg tinggi. Kirimkan surat lamaran kerja dan CV anda ke PT. ANEKA SUMBERBUMI JAYA via Email : Enquiry@asj-indo.com

Sedot WC dan atasi mampet standby 24 Jam. Hubungi. 07217971.222, 0821.79924000 Mampet saluran air spesialis atasi wc mampet saluran air washtafel bisa kuras sumur luar dan dalam kota 24 jam. Hub. 0821.8080.333. Sedot WC & atasi mampet “Clean Care” 4 unit dlm & luar bdl, berpengalaman sejak’08 pionir di lpg 07217400060, 081252711000.

SALON NANDAMassage terima moisas, lulur, bisa dipanggil. Hubungi: 0852.6969.0554

SANGGAR BUNGA LYDIA FLORIS menerima pesanan bunga papan sewa/lepas u/ pernikah-

PROPERTI ASRAMA DIJUAL Dijual cepat asrama LT 200 m2, 4 kamar, Jl.Bumi Manti Kampung Baru Gang Umar No. 235 Unila, harga 187 jt. Hub. 0813.79583006.

bahan bangunan SPESIALIS CANOPY Maju Makmur, jual canopy, besi, stenlis, kusen folding gate, krey, Jl. P. Morotai No. 69. Hub. 0721-7471238773500 Canopy & Stainless ,sgala jenis canopy, pagar, teralis dll, murah & bergaransi. Chandra Canopy hub. 085208332414, 085378008111

KEBUN DIJUAL Dijual kebun sawit Ls 72 Ha lokasi di Rawajitu pinggir jalan poros. Hub. 0821.8495.5299. Jual tnh kebun Ls 6.000 m2 Jl. Gu­ nung Katon Sukarame II TBB, harga 70.000/m (nego), pinggir. Jalan. Hub. 0812.79191001

KEBUN KARET Dijual kebun karet, siap panen (6th), LT.38.000 M2 (SHM), pinggir jalan aspal, Kalianda-Lampung Selatan Hub.085216020558 Dijual kebun karet usia 6 thn di Blam­ bangan Umpu lokasi dkt jln bisa msuk ke lahan, luas 2 hektar, hrg 250 jta nego !! Hub.0821.37007711 AJB

PAVILIUN DIKONTRAKAN Paviliun 3x6 (1 R.Tamu, 1 Kmr, dpr, K.Mandi) di JL. Pramuka gg. Alun2 No.71 /TH 71 jt hub. Ibu Elly 085357680435 nego

PERUMAHAN Perumahan Andalucia Residence Jln. Perum Polri by pass/Soekarno

Hatta Rajabasa Bandar Lampung. Bingung cari rumah baru cluster, modern berkelas, dengan material/bangunan berkualitas di lokasi yang sangat strategis dekat dengan jalur sentra bisnis, kawasan kampus, pasar, mall, terminal bus, stasiun kereta dll. Jalan masuk mobil aspal 6 meter sampai depan rumah anda, takut harga mahal ? Takut tidak disetujui bank ? Takut model rumah, ukuran view tidak sesuai keinginan? Kami solusinya “Andalucia Residence” menjawab kebutuhan anda, promo diskon DP 25 Juta, angsuran 2 jutaan anda bisa mendapatkan rumah idaman anda hub: 082372188870, 07217186870.

RumaH dijual Jual cpt tnh/rmh SHM, L. 1.328 M2 cck u/ usaha dipasar TALANG. PADANG, Tanggamus nego HB. 081379285245 Dijual rumah murah lokasi peruma­ han di Bandar Lampung, LT 835 m2 LB 150 m2. Hub. 0852/5711.7441 Dijual 2 unit rmh contoh siap huni, 1 unit tp 36 hrg 179 jt & 1 unit tp 45 hrg 199 Jt di Sukabumi Gardenia, Residence Cluster, minimalis,mewah,asri promo awal thn, bln dpn hrg naik. Hub.Erwin 081274355795 Dijual Perum Citra Garden (Olivine Blok B 33 No. 3), KT 3, KM 2, sudah renovasi Full, LT: 160 M2, LB: 120 M2, beserta isi, harga 800 Jt/Ng, CP : 085380332222 , 085384549998. TP Rumah BARU (Komplek Perumahan) dari type 36/72+160 jt tipe 40,45,56,66 dll bisa kpr/cash bertahap gambar selera konsumen lokasi 1 km dr polda/kantor Gub. Hub. 0853.8460.9011

Dijual rumah di Jl. Cempaka 3 Gg. Wendis Way Kandis Tanjung Seneng luas 554 m2 kolam 53 m2 pln 1300 w, sumur bor,keramik. Hub. Erny 0812.7922.659 Rmah Jl. Pramuka Rajabasa Bdl (BAP Estate/blkng SMPN 2) SHM LT 197 m2, 290 jt nego. Hub. 0852.7951.9000 Dijual rmh di Villa Citra 2, SHM,LT 249 m2, LB 225m2,3KT+1KMP,3KM,List 3500W,s.bor. Hub. 0815.406.1111

CENTURY 21 Dijual rumah Way Halim Permai LT/LB 292/175 & 200/150, 4 kamar tidur dijamin murah 650 Jt. Hub. 0821.8341.0909 Dijual rumah & kavling di Villa Citra investor pasti untung Lt/LB 160/220 , 400/600, 250/161 kavling 750m, 66m, 220m, 758m. hub. 0821.83410909

dikontrakkan Disewakan rmh, 3 KT, Kmr utama, AC, KM, Sanyo/tower, list, telp, kichenset, pgr keliling di Jl. Tawes No.7 21 A Metro 0725-42419, 081369035344 Dikontrakan perumahan Palem Asri way kandis 1,2,3 tirtayasa, kedamaian kemiling kalianda metro dapat menghubungi 085269002976, 0721.48631

DIJUAL/DIKONTARAKAN Dijual/dikontrakan rumah di Villa Bukit Tirtayasa Blok CA3 No.5, luas 90 m2. Hub. 0812.7922.659

RUMAH OVER KREDIT Over kredit rmh tipe 21/100 m, desa serdang Tanjung Bintang hub.0721267821, 081389198020

COUNTER DISEWAKAN Counter di mall simpur center lantai dasar blok D-B, bs utk usaha HP & Aksesoris, Elektronik, Gestun dll lok. Strategis dkt pintu parkir mtor dlm, minat hub.Yhanie HP.085769426789

TANAH DIJUAL Dijual tanah pekarangan , ada rumahnya permanen, luas 313 m2, SHM, hrg nego, Jl. Pangeran M.Noer dua jalur Palapa Bandar Lampung. Hub. Afi HP.08161119009 Dijl tnh Ls:16x16 H 250 Jt, Jl. Beringin didpn Jl/dibwh Jl blkg Hotel Kartika Pahoman Hp: 082375325686 Dijual tanah + bangunan dpn Robinson Rajabasa CP Affie Hub.0823.7177.7737 BU. Dijual segera tanah Ls.537 m2 Jl. KH. Anwar Palapa 2 jalur Bdl, cck u/ kost2-an, hrg 1 Jt/M, Hub. Bp. Dani 0878.9980.7218 (tdk sms) Dijual tanah strategis/datar di Jl. Soekarno Hatta belakang Unila & di depan SMAN’13 LUAS 600 M & 1400 M. HUB. 0821.86401066 Dijual tnh 600 m2 Jatimulyo Kec. Jati Agung mbul Natar LS pinggir jalan cocok buat usaha hrg Rp 200 Jt nego. Hub. 0812.7272.440. Dijual tnh Bukit datar bs u/ villa & tnh keruk batu hitam Jl. S. Hatta Kp. Jambu Way Lunik Panjang (di atas terowongan pjka) pgr jln Rp 5 M, Ls 1 Ha. Hub. Asmidar (TU SMU 1 Pahoman) 0721-252190, Nurmawati TU SMA 6, 0821.8606.8344

Sebidang tanah LT 1.200 m2 (20 x 60m2) lokasi di Kedaung Kemiling dekat Kantor Kelurahan Kedaung, datar (SKT). Hub. 0812.7966.9595

Baru Lampung dkt kntor Gubernur Baru 25 Jt’a,/kav. minat hub. Gus hendry 0823.8057.2116/Rendy 0821.8503.0333

Dijual tanah 4.429 M2,SHM,dkt SPN Kemiling Hp: 08127929518 TP

PT Patok Emas. Dijual kav, perum, ruko & property, di Kota Bandar Baru Lampung dkt kntor Gubernur Baru 25 Jt’a,/kav. minat hub. Fikri 0821.8616.3212.

Jual tanah ukr 600 m, 500 m, 500 m , SHM, Rp 65,40 Jt nego lokasi masuk dari SMA YADIKA Natar, jl 6 m segi empat sgt prospek. Hub. 0853.6964.6480 Dijual tnh Jl. Cut Nyak Dien Gg. Su­ kajadi kaliawi, LT 1450 M2, untuk gudang/rumah kost hub. 0811.233.960 Tanah dijual cepat luas 1400 m2 sertiifkat, belakang Kampung Baru Unila, sudah dipagar keliling. Hub. 0813.69765136/0813.69656317 Dijual sebidang tanah dgn tanam tumbuhnya, Tanpa Perantara, luas 1 H (10.000 m2), SHM, hrg Rp 100.000/m menghadap ke laut lokasi di Lempasing Mutun. Hub. 0823.72946518, 0721-708470

TANAH KAVLING PT Patok Emas. Dijual kav, perum, ruko & property, di Kota Bandar Baru Lampung dkt kntor Gubernur Baru 25 Jt’a/kav. minat hub. Agus Handoko 0812.7222.5005, Erna 0812.79512992. PT Patok Emas. Dijual kav, perum, ruko & property, di Kota Bandar Baru Lampung dkt kntor Gubernur Baru 25 Jt’a,/kav. minat hub. Kusnadi 0821.7704.0998/Yudi 0853.7732.2946 PT Patok Emas. Dijual kav, perum, ruko & property, di Kota Bandar

PT Patok Emas. Dijual kav, perum, ruko & property, di Kota Bandar Baru Lampung dkt kntor Gubernur Baru 25 Jt’a,/kav. minat hub. Iwan 0813.7332.5487, Ade 0823.7372.2333 PT Patok Emas. Dijual kav, perum, ruko & property, di Kota Bandar Baru Lampung dkt kntor Gubernur Baru 25 Jt’a,/kav. minat hub. Sesilia 0815.4000.6009, Putri 0821.8604.8753. PT Patok Emas. Dijual kav, perum, ruko & property, di Kota Bandar Baru Lampung dkt kntor Gubernur Baru 25 Jt’a,/kav. minat hub. Aisyah 0821.8270.3596, Novi 0857.6687.8480 PT Patok Emas. Dijual kav, perum, ruko & property, di Kota Bandar Baru Lampung dkt kntor Gubernur Baru 25 Jt’a,/kav. minat hub. Dedi 0852.7921.2288, Bambang 0857.0918.6144 PT Patok Emas. Dijual kav, perum, ruko & property, di Kota Bandar Baru Lampung dkt kntor Gubernur Baru 25 Jt’a,/kav. minat hub. Anto 0852.6825.0030, Noval 0853.7795.3434

PT Patok Emas. Dijual kav, perum, ruko & property, di Kota Bandar Baru Lampung dkt kntor Gubernur Baru 25 Jt’a,/kav. minat hub. Dion 0852.6736.3370/Yanto 0821.8504.7325 PT Patok Emas. Dijual kav, perum, ruko & property, di Kota Bandar Baru Lampung dkt kntor Gubernur Baru 25 Jt’a,/kav. minat hub. Herli 0852.5294.3316, Habat 0852.6934.9619. PT Patok Emas.. Dijual kav, perum, ruko & property, di Kota Bandar Baru Lampung dkt kntor Gubernur Baru 25 Jt’a,/kav. minat hub. Rustam 0821.7986.7283/Wagimin 0821.8326.3133

PT Patok Emas. Dijual kav, perum, ruko & property, di Kota Bandar Baru Lampung dkt kntor Gubernur Baru 25 Jt’a,/kav. minat hub. Puji 0823.0601.5414.,Edi 0812.7800.4240 PT Patok Emas. Dijual kav, perum, ruko & property, di Kota Bandar Baru Lampung dkt kntor Gubernur Baru 25 Jt’a,/kav. minat hub. Dodot 0812.7906.310 PT. Patok Emas dijual kavling perumahan, ruko & property, di Kota Baru Lampunng dkt Kantor Gubernur Baru 25 Jt-an/kavling. Minat hub. Arif 0821.8524.5966 PT. Patok Emas dijual kavling perumahan, ruko & property, di Kota Baru Lampung dkt Kantor Guber-

nur Baru 25 Jt-an/kavling. Minat hub. Jamaludin 0813.6964.1617/ 0857.6668.0001. Dijual tnh kav, ruko, RT. Patok Emas bs kredit hub. Gushendri : 0823.8057.2116 PT. Patok Emas dijual kavling perumahan, ruko & property, di Kota Baru Lampunng dkt Kantor Gubernur Baru 25 Jt-an/kavling. Minat hub. Zulviya Sari 0821.7607.6501 Tanah kavling dkt Kota Baru Guber­ nur Lampung ukr 10x15=150m2 hrg 25 Jt trima AJB cash/kredit, lokasi Kec.Jati Agung dkt Margodadi. Hub. 0823.9863.3343. Dijual tanah kavling Jati Agung dkt rencana Kantor Gubernur tanpa DP, 2 – 4 th. Hub. 0899.4264333 (sms aja) Dijual tanah kavling di Kota Baru Bandar Negara utk rmh, ruko & hunian bs cash/angsur. Minat hub. Awan 0821.33947417


PARIWARA

senin, 7 APRIL 2014

21

LAMPUNG POST

otomotif MITSUBISHI

OPLOS CAT Toko Cat Cipta Karya Mandiri. Mnrima oplos warna cat mobil, motor, macam-2 cat: duco,pv,chandy ,xeralic,syintetic,poxci,dempul dll Jl.Raya Km 16 Srimulyo Natar Lamsel 085377383777

mobil DIsewaKAN REZA RENT CAR. Menyewakan Sedan Pengantin hub. 0812.7276.3467 ***** Azzam Rencar ***** menyewakan mbl Innova, Avanza, Xenia, Sedan utk pengantin. Hub. 0823.75292647 “ALFAN RENTCAR” Avanza, Innova, Xenia, Sedan Pengantin. Hub. 0852.67268999, 0853.66908998

MOBIL PENGANTIN Disewakan mobil pengantin+driver: Mercy C200, Nissan March dll. Hub. 0813.6974.3338, 0852.7955.5555

mobil dijual

Pajero Sport Exeed 2011, BE Kodya, ng hub.082186039775

NISSAN Nissan Xtrail 2009, an.sendiri, KM 35 rb, pelek 20, ban baru, pakaian wanita, BE Kodya, abu-abu brg istimewa, ng. Hub.0811-792969 Nissan X-Trail, warna silver, 2004, hrg nego, hub. 0813.7949.2222.

SUZUKI SUZUKI KATANA short 2 wd ‘90, BE Kodya, Warna Putih, hrg nego. Hub. 0852.5401.9405

Gg. Gajah Mada 4 No. 1 seberang Pkor Way Halim.

JUAL ACCU MOBIL

Ahli servis/psng power stering semua jenis mobil. Hub. @wing Motor 085269566067, 089631633102 Jl. Z.A. Pagar Alam 46 Lb Ratu sbrng Sekolah Darma Bangsa.

MEREK MASSIV/AXIS/IMCHOE DR PABRIK HG TT NS 70 = 450 RB N 120 = 850 RB SLHKAN CB HUB : 0812.9182.0718

VARIASI MOBIL

www.wsbattery.blogspot.com

Jaya Perkasa Poles Kaca Baret (akibat wiper), cuci lampu mobil, salon mobil, Jl. Jend. Sudirman – Ganjar Agung 14/1 Metro Barat, 0852.6879.5387

Futura PU’12 akhir, hitam, BE hub.0813799868 09

TIMOR Timor Dohc, wrn hijau’97, over kredit 25 jt hub. 0852.7980.5927.

TOYOTA INNOVA Hitam E pelek racing th 2007 mobil bagus hub.0811.791028

DAIHATSU FEROZA Th’95, AC, RT, LD, VR,BR,PW,PS, body king ori, msn std, s.pakai, 56 Jt nego. Hub. 0813.7906.2772 Grandmax mini’08, hitam, BE mulus siap pakai hub.081379986809

hino Dijual Mobil Hino Lohan Tronton 6x2 tahun 2008, mulus, siap kerja, No.Pol. BE, hub. HP.0812.720.2035

HONDA H. Jazz i SI051/2005 merah, mulus, pakaian wanita An. Sendiri, plat B Hub: Hp: 081314219666. H.New City Idsi ‘04 manual, plat B, gold met, bagus terawat hub.08127221250

isuzu Panther New Hi Grade, hijau’2000, 87 jt, hub. 0852.7980.5927.

MB Kijang 88 Astrea BE kota An. Pribadi H.39 Jt dmai S.pkai Jl. 08127937256 / 07217553110 YARIS Tipe E M/T th’2009, merah, pjk pjg, km rendah, jok kulit, gps, mulus, trwt, nego. Hub. 0853.69707676 Toyota Rush S2008 Matic plat B, Silver Metalik, bagus terawat. Hub. 08127221250 CORONA TWINCAM’92, BE, AC dingin, RT,PW,PS,MR, rmt dlm ori msn std, s.pakai, hrg 35 Jt ng. hub. 0812.7925.7968

POWER STERING ISTANA MOTOR. Ahli power stering, spare part lengkap, tenaga ahli berpengalaman, bergaransi, murah. Hub. 0721-7512104, 0821.77460825. Ahli matic semua jenis mobil. Hub. ABS Automatic 0721-707941, 0812.7977.0392 Jl. Soekarno Hatta

Cara Merawat Rem Tromol Mobil Agar Lebih Pakem Rem tromol mobil banyak digunakan tebal dan belum layak untuk diganti. pada sistem pengereman untuk roda rem tromol mobil sedan belakang, rem tromol juga digunakan sebagai rem parkir. Berbeda dengan rem cakram yang terdapat pada roda depan, untuk kampas rem Sistem rem pada kendaraan adalah cakram pada roda depan di kilometer komponen vital yang erat hubungannya tempuh 100 ribu sampai 120 ribu sudah dengan keselamatan kita saat berkend- harus diwaspadai karena kampas rem suara dijalan raya. dah mulai tipis. Berdasarkan catatan kerja saya, sampai kilometer tempuh mobil 400 ribu kilometer pun sepatu rem atau brake soe atau kampas rem tromol kondisinya masih

Kalau memang mobil rajin service tentu tidak perlu khawatir dengan kondisi sistem pengereman, karena setiap service yang pastinya sistem rem akan selalu diperiksa

dan dibersihkan. Beberapa tips sederhana 4. Penyetelan rem tromol melalui consol agar rem tromol lebih pakem: box kurang disarankan, karena hasil tidak maksimal, disamping itu kita tidak 1. Rajin service dan periksa kemungkinan akan mengetahui kondisi ketebalan rembesan minyak rem di roda. kampas rem diroda. 2. Periksa ketinggian tuas rem tangan saat 5. Bersihkan rem tromol, ini bertujuan unditarik, jika saat ditarik terdengar bunyi tuk menghindari rem tromol macet atau klik diatas sembilan kali, rem tangan rem tidak terbebas saat handrem sudah rawan lolos atau rawan blong saat tuas diturunkan atau roda tidak berputar handrem ditarik. padahal handrem sudah diturunkan. 3. Setel Rem tromol, ini bertujuan agar lebih pakem saat digunakan untuk menSemoga bermanfaat cara merawat dan gerem, terutama saat parkir ditempat membuat rem tromol lebih pakem diatas. yang tidak datar.


±

±

CMYK

senin, 7 april 2014 LAMPUNG POST

INSPIRASI

CMYK

±

Hj. Siti Rahayu, S.Pd., M.Pd. Kalau saya mulai merasa sedih, saya lampiaskan pada sulaman.

22

Kenalkan Lampung melalui Sulam Usus Sebuah baju sulam usus berwarna merah berhasil memikat hati sang Ibu Negara. Tidak pikir panjang, baju yang dibanderolnya Rp1,8 juta itu langsung dibawa pulang. Delima Natalia Napitupulu

B

ANGGA menjadi orang Lampung. Semangatnya itu mewarnai hari-harinya sebagai perajin tapis dan sulam usus yang ditekuninya sejak belasan tahun lalu. Dialah Siti Rahayu, pensiunan PNS di lingkungan Pemkot Bandar Lampung, yang kini telah menjelma sebagai pengusaha sukses. Berbekal kemampuan yang didapat dari sang bunda, Rahayu, sapaan akrabnya, mengenalkan Lampung melalui tapis dan sulaman usus, karyanya. Pelanggan setianya berasal dari berbagai kalangan, mulai dari karyawan swasta hingga istri para pejabat pemda dan kepolisian. Keindahan corak dan model sulaman usus buatannya bahkan mampu memikat hati Ibu Negara, Ani Yudhoyono. Rahayu mengisahkan pada 2009 ia mengikuti pameran di Hotel Dharmawangsa, Jakarta. Dalam pameran itu, Ani Yudhoyono menyempatkan diri untuk melihat-lihat sulaman ususnya. Sebuah baju sulam usus berwarna merah berhasil memikat hati sang Ibu Negara. Tidak pikir panjang, baju yang dibanderolnya Rp1,8 juta itu langsung dibawa pulang. Tidak sampai di situ. Ani Yudhoyono dan Ny. Hatta Rajasa juga membeli kain tapis buatannya, yang dijualnya seharga Rp7,5 juta. Setelah melihat secara dekat, seketika itu pula kain tapis buatan Rahayu dibeli oleh dua istri pejabat negara itu. “Ibu Ani mengatakan belum punya kain tapis karena selama ini yang beliau tahu kain tapis itu kaku,” ujar dia. Bangga, demikianlah perasaan yang menyelimuti hati Rahayu. Kepuasan sebagai perajin telah dinikmatinya ketika menyaksikan buah tangannya disukai masyarakat luas, bahkan Ibu Negara. “Saya baru saja selesai membuat baju pesanan istri Menteri BUMN Dahlan Iskan.”

Apa yang diraih Rahayu tidak diraihnya secara instan. Perjuangan panjang telah dilaluinya. Berawal dari kisah pedih pada 1997 ketika suaminya meninggal dunia. Rahayu terpuruk dalam kesedihan. Kepergian sang suami meninggalkan tanggung jawab baginya untuk membesarkan dan mendidik keempat anak perempuannya yang masih kecil-kecil. Bahkan, putri bungsunya masih balita. Tidak ingin berlama-lama dalam kubangan kesedihan, Rahayu bangkit dan mulai menata kehidupannya. Semangat untuk mengantarkan keempat putrinya pada masa depan yang cerah memotivasinya untuk mengerahkan segala daya dan asa untuk bekerja dan mencari uang. Berbekal kemampuan menyulam yang diperolehnya dari sang bunda, Rahayu mulai menyalurkan bakat dan hobinya pada kerajinan sulam usus. Di awal usahanya, dia hanya memiliki dua karyawan. Kualitas, padu padan warna, serta pola yang eksklusif membuat sulam usus dan tapis buatannya digandrungi banyak orang. “Kalau saya mulai merasa sedih, saya lampiaskan pada sulam­ an,” kata perempuan yang masih terlihat cantik di usia tuanya itu. Melalui pundi-pundi yang terkumpul, Rahayu yang menjadi single parent dan berhasil membuat keempat putrinya sukses. Putri pertamanya kini sudah bekerja di Kementerian Pariwisata. Putri keduanya kini sedang melanjutkan pendidikan pascasarjana, yang ketiga tengah kuliah di Fakultas Kedokteran Unila. Sementara si bungsu juga masih menempuh pendidikan di Akademi Kebidanan.

Hj. Siti Rahayu, S.Pd., M.Pd.

Memberdayakan Warga Desanya SEBAGAI perajin sukses, Rahayu kini memiliki 200 karyawan yang tersebar di berbagai daerah di Lampung. Terbanyak, karyawannya berada di kampung halamannya, Pagardewa. Di daerah itu, kar­ yawannya mencapai 60 orang. Ia prihatin tatkala menyaksikan warga Pagardewa, ter­utama kaum ibu dan remaja putri, hanya menghabiskan waktu dengan me­ ngobrol. “Saya sangat mencintai kampung itu. Untuk itu, saya ingin supaya warga kampung bisa maju melalui aktivitas bermanfaat, seperti menyulam,” kata Rahayu. Dalam benaknya, dia menginginkan agar kaum ibu dan remaja putri di tempat itu menjadi produktif. Rahayu yang hobi menyulam, menggerakkan para perempuan di kampung itu untuk memproduksi sulam usus. Tepatnya pada 2007, dia mulai mengajari warga Pagardewa menyulam hingga merenda. Rahayu mengatakan pada dasarnya kaum perempuan di daerah itu sudah mengenal teknik-teknik dasar menyulam.

“Mereka tahu caranya, tetapi tidak memiliki motivasi untuk berkarya. Oleh sebab itu, saya menggerakkan dengan mempekerjakan mereka.” Setiap karyawannya di daerah itu mendapat upah sesuai de­ ngan jumlah produksi sulam usus yang dihasilkan. Untuk meningkatkan semangat para karyawannya, Rahayu tidak pernah menunda untuk memberikan upah yang menjadi hak karyawannya. Meskipun bersifat home industry, dia tetap memberikan tunjangan hari raya (THR) pada seluruh karyawannya. “Jadi, mereka tetap bisa mengobrol, sambil menyulam,” kata dia, sambil tersenyum. Selain di Pagardewa, karyawannya juga tersebar di beberapa daerah lain, seperti di Tanjungbintang sebanyak 20 orang, Karanganyar 20 orang, Margodadi 30 orang, dan sisanya di Bandar Lampung. Di rumahnya, ada puluhan karyawan yang bekerja setiap hari menyulam dan membuat tapis di bawah

Perjuangannya pun berbuah manis. Rahayu mampu bangkit dari kesedihan mendalam dan menjadi teladan sebagai perempuan cerdas dan mandiri. Ia juga berhasil mengenalkan keindahan budaya Lampung melalui sulam usus buatannya. (S2)

delimanapitupulu@lampungpost.co.id

BIODATA Nama Kelahiran Suami Anak Ayah Ibu Pekerjaan

: Hj. Siti Rahayu, S.Pd., M.Pd. : Pagardewa, 10 Oktober 1957 : Andi Sofandi (alm.) : 1. Hani Atikah Ma’wah (Kasi Ekraf dan Desain Kementerian Parbudekraf) 2. Ayu Rahmatia, S.E. 3. Giok Pemula K. 4. Lia Anggaraini Mandareta : H. Zismi Ibrahim (alm.) : Khodijah (almh.) : Pensiunan PNS Pemkot Bandar Lampung

Penghargaan : Development Citra Award 2013—2014 dari Kementerian Perindustrian dan Perdagangan RI di Hotel Artha Yudha Jakarta, 1 Juli 2013 Meraih penghargaan mutu dan produktivitas dari Pemerintah Provinsi Lampung, 2005 Pemenang lomba pembuatan cendera mata khas Lampung, 2005 Penghargaan perajin terbaik se-Lampung, 2009 Juara II lomba kreasi busana se-Lampung, 2009 Juara I lomba menyulam usus bagi perajin dari Dekranasda Lampung, 2010 Mendapat penghargaan dari Kadin Jawa Tengah, 2013 Pendidikan 1. SDN 1 Pagardewa (lulus 1970) 2. SMPN 1 Tanjungkarang (lulus 1973) 3. SPG 1 Bandar Lampung (lulus 1976) 4. S-1 Jurusan Sastra Indonesia STKIP PGRI Bandar Lampung (lulus 2006) 5. S-2 Jurusan Teknologi Pendidikan Unila (lulus 2011) Alamat

: Jalan Soekarno-Hatta No. 3, Tanjungsenang

bimbingannya. Kepedulian sosialnya ditunjukkan dengan merekrut para warga di sekitarnya, terutama bagi me­r eka yang kurang mampu. Rahayu membekali para kar­ yawannya dengan pengetahuan tentang menyulam, hingga pemahaman mengenai pentingnya kemandirian. (S2) n Delima Natalia

Raih Penghargaan dari Menteri TIDAK hanya diminati semua kalangan, sulam usus karya Rahayu telah mendapat banyak penghargaan. Terbaru, dia dianugerahi penghargaan ASEAN Programme Consultant oleh Menteri Perindustrian pada 1 Juli 2013. Melalui penghargaan itu, pemerintah memberi pengakuan pada Rahayu sebagai perajin berprestasi yang mampu menciptakan hasil karya yang orisinal, tidak menjiplak karya orang lain. “Selain itu, saya dinilai sebagai perajin yang konsisten dan tetap eksis hingga saat ini,” kata Rahayu. Meskipun kebanjiran pesanan, dia tetap menomorsatukan kualitas. Hal itu

±

menjadi kunci kesuksesannya. Dia mengisahkan pada 2005 Rahayu diutus Pemerintah Provinsi Lampung untuk memamerkan sulam usus di Abudhabi. Seorang pengusaha Abu­ dhabi tertarik dan menawarinya untuk bekerja sama. Pengusaha itu meminta Rahayu membuat peci sulam usus satu kontainer penuh. “Dia tidak membatasi berapa jumlah pecinya, pokoknya satu kontainer penuh,” kata dia. Sayangnya, sang pengusaha hanya memberikan jangka waktu lima bulan bagi Rahayu untuk menyelesaikan peci sulam usus tersebut. Waktu tersebut dirasa­

CMYK

nya terlalu singkat untuk menyelesaikan peci sulam usus sebanyak satu kontainer. “Saya memang butuh uang, tetapi saya tetap menomorsatukan kualitas. Jadi tawaran itu saya tolak,” kata Rahayu. Di lubuk hati terdalam, Rahayu berkomitmen akan terus berupaya melestarikan warisan budaya Lampung, yakni sulam usus dan tapis. Tidak hanya menghasilkan materi, sulam usus dan tapis telah mengharumkan namanya hingga ke tingkat nasional. Dia juga mendidik keempat putrinya untuk menjadi perempuan cerdas dan tangguh. (S2) n Delima Natalia Napitupulu

±

CMYK

±


senin, 7 april 2014 LAMPUNG POST

OLAHRAGA 23

s elin tas Hazard Ikuti Keinginan Istri ISTRI menjadi tempat bagi Eden Hazard untuk memilih klub yang bakal dibelanya. Bintang Chelsea itu mengaku akan mempertimbangkan Paris Saint-Germain jika istri ingin hijrah ke ibu kota Prancis. Hazard menjadi pencetak gol tunggal dari kubu The Blues saat kalah 3-1 di Pars des Princes, tengah pekan lalu. Namun, pertemuan antara Chelsea dan PSG justru didominasi dengan kabar ketertarikan Les Parisiens terhadap Hazard musim panas ini, apalagi pelatih Laurent Blanc juga secara terbuka menyatakan kekagumannya kepada pria asal Belgia itu. “Jika istri saya mengatakan saya untuk pergi, saya harus mempertimbangkan ini,” kata dia. Hazard juga memuji stadion kebanggaan PSG dengan me­ ngatakan, “Parc des Princes adalah stadion nyata dan tempat spesial, saya tahu sensasi pertama sebagai pemain.” (O1)

Leicester Kembali ke Liga Primer

n AP/ALVARO BARRIENTOS

LOLOS. Kiper Real Sociedad, Claudio Bravo, gagal menahan sepakan gelandang Real Madrid, Asier Illarramendi (tak terlihat), yang berbuah gol bagi tim tamu pada jornada 32 La Liga di Anoeta Stadium, San Sebastian, Minggu (6/4). Madrid membawa pulang kemenangan besar 4-0 dan terus menjaga persaingan menuju juara.

Atletico Aman di Puncak Kemenangan yang dipetik tiga tim papan atas membuat persaingan menuju gelar La Liga masih LFP sengit. Muharram Candra Lugina

M

ESKIPUN Barcelona dan Real Madrid menang dengan skor telak atas lawan-lawannya, pimpinan klasemen masih milik Atletico Madrid yang menang 1-0 atas Villareal di Vicente Calderon, Minggu (6/4) dini hari WIB. Gol tunggal Raul Garcia pada menit ke-14 membuat Atletico memperpanjang rekor tidak terkalahkan di kandang dalam 17 partai La Liga. Hasil itu sudah cukup mempertahankan posisi Los Cholconeros di puncak dengan nilai 79. Mereka unggul satu atas Barca dan dua dari Madrid. Jika terus menuai hasil positif, Atletico akan memastikan gelar pertama La Liga mereka sejak 1996. Pada saat-saat krusial ini, pelatih Diego Simeone mengakui timnya harus bermain pintar di enam partai sisa, termasuk kontra Barca pada pekan terakhir. Menerima lawatan Yellow Submarine, Atletico sebenarnya tampil pincang setelah tidak diperkuat dua pemain bintangnya, Arda Turan dan Diego Costa, yang mengalami cedera. Gol tunggal tuan rumah dinilai kontroversial karena Garcia tertangkap kamera mendorong Mario Gaspar sebelum mencetak gol. Namun, wasit tidak melihat itu sebagai pelanggar­ an dan tetap mengesahkan gol Garcia.

“Kami tidak lagi memiliki stamina seperti di awal musim, tetapi tim kami bermain pintar dan performa seperti ini yang harus kami pertahankan. Sebab, ketika kami bermain pintar, kami bisa menambal stamina yang menurun itu,” kata pelatih Atletico Diego Simeone, seusai laga. Mantan pemain Lazio itu mengakui timnya tidak bermain maksimal pada laga ini menyusul tidak bermainnya striker Costa. Sang bomber harus beristirahat karena cedera paha yang dideritanya saat baru bermain 30 menit di leg I perempat final Liga Champions kontra Barcelona, tengah pekan lalu. Simeone menambahkan permainan pintar juga dibutuhkan timnya untuk menyiasati ketatnya jadwal yang harus mereka jalani. Tengah pekan ini, Koke dkk. akan menjamu Azulgrana di leg dua perempat final Liga Champions setelah keduanya bermain imbang 1-1 di Nou Camp. Modal Penting Jelang pertemuan kedua itu, Barca bak mengirim peringatan dini bagi Atletico yang tidak bermain prima. Sebaliknya, di Nou Camp, anak-anak Catalan ini menggasak juru kunci klasemen sementara Real Betis dengan skor telak 3-1. Lionel Messi tampil sebagai pahlawan dengan menyarangkan dua gol, pada

menit ke-14 (penalti) dan 86. Satu gol lainnya merupakan bunuh diri Jordi Figueras (67’) serta gol hiburan tim tamu dibukukan Ruben Castro (68’). Striker Pedro Rodriguez menegaskan kemenangan ini juga mengindikasikan mereka tidak terpengaruh dengan kondisi di luar lapangan. Akhir pekan lalu, FIFA baru saja menghukum El Barca dengan tidak bisa mendatangkan pemain baru selama 14 bulan karena kasus di bursa transfer musim lalu. “Kami sedang mengalami masa-masa sulit, tetapi kami bisa meminggirkan pikiran itu dan konsentrasi penuh ke pertandingan,” kata Pedro, seperti dilansir situs resmi klub. Kemenangan telak juga dibawa pulang Madrid dari kandang Real Sociedad 4-0 meskipun bermain tanpa Cristiano Ronaldo. Pelatih Carlo Ancelotti sengaja mengistirahatkan CR7 agar lebih fit untuk leg kedua Liga Champions kontra Borussia Dortmund meskipun mereka sudah unggul 3-0. “Saya sangat puas karena kami bermain taktis, terutama di lini belakang, apalagi saya mengistirahatkan Cristiano agar ia lebih fit di Liga Champions,” ujar Ancelotti. Los Blancos butuh 45 menit sebelum menjebol jala Sociedad lewat Asier Illarramendi. Pada menit ke-66, pemain termahal dunia Gareth Bale mencetak gol indah dari jarak 30 meter setelah tendangan gawang kiper Sociedad Claudio Bravo mendarat di kakinya. Pepe dan Alvaro Morata menyempurnakan kemenangan Madrid dengan gol di menit ke-85 dan 88. (MI/O1)

lulu@lampungpost.co.id

Lazio Jaga Peluang ke Liga Eropa LAZIO terus menjaga ambisi menembus zona Liga Eropa dengan menundukkan tamunya Sampdoria 2-0 pada lanjutan Seri A di Olimpico, Minggu (6/4) petang WIB ini. Gol Antonio Candreva dan Senad Lulic membuat pasukan Edy Reja sukses menumpas tamunya itu meski Biancocelesti tampil dengan sepuluh pemain sejak

menit ke-57 ketika Lucas Biglia mendapat kartu kuning. Hasil ini membuat Lazio kini bercokol di urutan keenam dengan 48 poin, terpaut dua poin dari Internazionale di urutan kelima, batas aman zona Liga Eropa. Adapun pasukan Sinisa Mihajlovic masih terpaku di posisi 12 dengan raupan 41 poin. Laga ini sebenarnya berjalan cukup alot sejak menit pertama. Namun, pada menit ke-42 tuan

rumah membuka keunggulan saat umpan mendatar Keita Balde diteruskan sepakan Antonio Candreva untuk membobol gawang Angelo da Costa. Meski harus kehilangan Biglia di menit ke-57, justru Lazio mampu menambah keunggulan pada menit ke72. Umpan Stefano Mauri disambut tendangan keras Senad Lulic yang menjadi gol terakhir di laga itu.

Nasib kurang bagus harus diterima Inter Milan yang ditahan tamunya, Bologna, 2-2 di Giudeppe Meazza, kemarin dini hari. Hasil itu menambah panjang paceklik kemenang­ an Inter di empat laga. Sepasang gol indah yang dicetak Mauro Icardi untuk La Beneamata disamakan Bologna melalui gol-gol Michele Pazienza dan Panagiotis Kone. (O1)

Muenchen Akhirnya Kalah REKOR tak terkalahkan Bayern Muenchen dalam 53 laga sejak Oktober 2012 lalu pada Liga Jerman terhenti usai ditaklukkan tuan rumah Augsburg 0-1 di SGL Arena, Sabtu (5/4) malam. Pelatih Pep Guardiola menurunkan tim lapis kedua untuk derby Bavaria tersebut. Pemain-pemain utama disimpan untuk bertanding melawan Manchaster United pada lanjutan putaran kedua perempat final Liga Champions 2014. Akibatnya, Muenchen kesulitan menemukan ritme permainan. Hal ini faktor utama yang menyebabkan Die Roten takluk untuk pertama kalinya di Liga Jerman, sejak mereka kalah 1-2 dari tamunya Bayer Leverkusen pada 28 Oktober 2012 silam. Setelah kalah 2-4 dari Borussia Dortmund pada Piala Super Jerman Juli silam dan takluk 2-3 saat menjamu Manchester City di fase grup Liga Champions Desember silam, ini merupakan kekalahan ketiga FC Hollywood di musim ini. Guardiola menurunkantiga pemain muda, yakni Ylli Sallahi, Mitchell Weiser, dan Pierre-Emile Hoejbrerg diberi kesempatan mengisi skuat. Sallahi dan Weiser dipasang sebagai bek sayap dan Hoejeberg di sayap kiri. Gol berawal saat Weiser kehilangan bola yang direbut Daniel Baier dan memberi umpan pada Sascha Molders. Tak terelakkan, Molders pun melepaskan tembakan melewati hadangan kiper Manuel Neuer pada menit ke-31. Gol tunggal tersebutlah yang akhirnya menjadi kunci terhentinya rekor Muenchen. (O1)

PENANTIAN satu dekade terakhir Leicester City untuk kembali ke Liga Primer akhirnya tercapai. Tiket promosi didapat The Foxes setelah rival-rival mereka tumbang di akhir pekan. Leicester lebih dini melakoni laga dan sukses membekap Sheffield Wednesday (4/4) dengan skor 2-1. Sementara itu, Queens Park Rangers dan Derby County bermain satu hari berikutnya (5/4) dan secara mengejutkan keduanya gagal memetik poin sehingga Leicester dipastikan menempati satu dari dua posisi yang mendapatkan tiket promosi secara otomatis musim depan. Kini, Leicester duduk di puncak klasemen sementara Divisi Championship Liga Inggris dengan 89 poin, menyisakan enam laga. Poin itu sudah melebihi perolehan Cardiff City yang menjadi juara musim lalu dengan total poin 87. (O1)

Pirlo segera Dapat Kontrak Baru ANDREA Pirlo segera memastikan masa depannya di Juventus dengan menandatangani kontrak baru. Pemain berusia 34 tahun itu sebelumnya selalu menyatakan ingin bertahan di Turin. Namun, kontraknya yang akan berakhir pada musim panas 2014 belum diperpanjang. Pirlo mengungkapkan penandatanganan segera dilakukan. “Kami sudah dekat. Kami hanya menunggu waktu yang tepat untuk bertemu dan memutuskan segalanya,” kata Pirlo, Minggu (6/4). “Saya yakin saya masih bisa bermain untuk beberapa tahun lagi di level ini. Ketika saya melihat diri saya berada di puncak, saya menjadi orang pertama yang tahu. Namun, selama saya merasa fit, saya akan terus bermain,” katanya. (O1)

n LAMPUNG POST/SUPRAYOGI

GEMBIRA. Kapolda Lampung Brigjen Heru Winarko mengepalkan tangan usai menang 8-4 atas Kapolres Metro AKBP Hengki pada pertandingan tenis dalam rangka pembinaan satuan di bidang olahraga, di lapangan tenis mapolres, Minggu (6/4).

Rijal/Vita Juarai Osaka International INDONESIA membawa pulang satu gelar dari ajang turnamen bulu tangkis Osaka International Challenge Badminton Championships 2014. Gelar diraih ganda campuran asal Djarum Kudus Muhammad Rijal/Vita Marissa yang mengalahkan pasangan Korea Selatan, Choi Sol Kyu/Chae Yoo Jung. Ketua PB Djarum Kudus Yoppy Rosimin, ketika dihubungi dari Semarang, Minggu (6/4), mengatakan prestasi Rijal/Vita cukup bagus, sedangkan pada nomor lain masih perlu kerja keras untuk masuk atau tampil pada elite dunia. Pada final kejuaraan berhadiah total 15 ribu dolar AS itu, Rijal/Vita yang menjadi unggulan kedua menang 21-18, 17-21, dan 21-18 atas unggulan pertama itu. Gelar yang diraih pada nomor ganda campuran ini menjadi satu-satunya yang dibawa pulang pemain Indonesia karena empat nomor lainnya tidak mewakilkan pemainnya pada partai puncak. Tuan rumah Jepang meraih tiga gelar juara melalui nomor tunggal putri, ganda putra, dan ganda putri. Sementara tunggal putra menjadi milik Hong Kong. (ANT/O1)

Wilayah Timur Sisakan 1 Tiket ke Play Off PERBURUAN tiket play off NBA 2014 yang menyisakan dua pekan lagi terus memanas. Persaingan tim-tim di Wilayah Timur dan Barat pun kian memanas. NBA Wilayah Timur kini hanya menyisakan satu tiket setelah Charlotte Bobcats menjadi tim ketujuh yang lolos dari wilayah itu melalui kemenangan 96-94 atas Cleveland Cavaliers di Quicken Loans Arena, Ohio, Amerika Serikat, Minggu (6/4). Kemenangan yang didapat Al Jefferson dkk. setelah melalui babak perpanjangan waktu itu membuat tim yang dimiliki legenda NBA, Michael Jordan, tersebut melangkah ke

Lolos ke play off musim ini play off untuk kedua kalinya sejak didirikan pada 2004. Ke- sekaligus membayar tuntas menangan Bobcats membuat penampilan buruk Bobcats di asa Cavs ke play off musim ini dua musim sebelumnya. Pada 2011—2012, Kemba Walker semakin berat. “Ini merupakan hasil yang dkk. tampil buruk dengan ha­ amat bagus untuk kami dan ini nya mengoleksi 7 kemenang­an dan 59 kali kalah. membuat kami Catatan bur uk berada di posisi Hasil lain yang berbeda daitu berlanjut di Magic 100-92 Timberwolves lam liga. Anakmusim 2012-2013 Wizards 78-96 Bulls anak di ruang yang mengakhiri Pistons 115-111 Celtics Sixers 101-105 Nets ganti meluapkan musim dengan 21 Bucks 98- 102 Raptors kegembiraan me­ kemenangan dan reka. Kami pu61 kali kalah. nya pemain yang bagus dan Di sisi lain, kemenangan mereka layak berada di play Bobcats membuat Cavs yang off,” ujar pelatih Bobcats, Steve masih berpeluang meraih Clifford, yang menjadi pelatih tiket terakhir play off Wilayah ketiga Bobcats dalam tiga Timur semakin terancam, musim terakhir. terlebih dengan kemenangan

Detroit Pistons 115-111 atas Boston Celtics pada saat yang hampir bersamaan. Cavs kini harus juga memperhatikan Pistons yang ber­ ada persis di bawahnya dalam klasemen Wilayah Timur de­ ngan selisih tiga kemenangan, selain harus mengejar keter­ tinggalan tiga kemenangan dari Atlanta Hawks dan New York Knicks untuk bisa meraih tiket terakhir ke play off. “Semuanya masih bisa terjadi dalam kompetisi ini. Saya tahu Knicks dan Hawks merupakan tim yang bagus. Saya tentunya akan memperhatikan dengan cermat. Kita lihat saja nanti akhirnya,” ujar guard Cavs, Kyrie Irving. (MI/O1)

n REUTERS/HOWARD SMITH

DUNK. Center Brooklyn Nets, Kevin Garnett (2), dengan leluasa melancarkan aksi dunk ke keranjang Philadelphia 76ers pada lanjutan kompetisi NBA di Wells Fargo Center, Philadelphia, Minggu (6/4) WIB. Nets mempermalukan tuan rumah 105-101.


SENIN, 7 APRIL 2014 LAMPUNG POST

24


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.