Lampung Post Senin, 22 Mei 2017

Page 1

senin, 22 05 2017

facebook.com/ lampungpost

NO. 14158 Tahun xlii TERBIT SEJAK 1974

ig@lampost @lampostonline @buraslampost

28 Halaman Rp3.000/eks

T ERUJI T EP ERC AYA

Sujadi

Bupati Baru untuk Kebangkitan Lampung

Fauzi

Duet kepemimpinan baru di daerah diharapkan dapat menjadi energi baru untuk membangun Lampung ke depan.

PRINGSEWU

Khamami

Saply

Umar Ahmad

MESUJI

Fauzi Hasan

TULANGBAWANG BARAT

Lampung Sentra Perikanan Air Tawar GUBERNUR Lampung Muhammad Ridho Ficardo mencanang­ kan Lampung sebagai sentra perikanan air tawar. Pencanangan ditandai penaburan 200 ribu benih ikan di kolam eks tambang pasir Desa Rejomulyo, Kecamat­ an Pasirsakti, Lampung Timur, Sabtu (20/5). Pencanangan itu sekaligus menjadikan Lampung sentra produksi ikan air tawar di kawasan Indonesia bagian barat. “Kita ingin menjadikan eks tambang pasir ini jadi tambang ikan. Alhamdulillah, yang dulu ikan tidak bisa hidup di sini, sekarang ikan mas pun hidup,” kata Gubernur Ridho saat panen ikan gurame dan patin di kolam eks tambang pasir Desa Gedungringin, Pasirsakti. Kawasan Pasirsakti mendapat sorotan nasional akibat kerusak­ an lingkungan pertambangan pasir. Pemerintah Provinsi (Pemprov) kemudian menugaskan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) PT Wahana Raharja mendayagunakannya menjadi kawasan budi

daya perikanan. Upaya tersebut mendapat respons dengan terbitnya SK Menteri Kelautan dan Perikanan RI pada 3 Juli 2013, yang menetapkan Pasirsakti sebagai kawasan minapolitan.

Berdasarkan payung hukum itu, PT Wahana Raharja sejak 1997 mengelola lahan seluas 159 ha. “Masih ada sekitar 2.000 ha lahan eks galian pasir yang belum digarap. Jika tidak digarap, akan

n MRF

SENTRA IKAN AIR TAWAR. Gubernur Lampung Muhammad Ridho Ficardo menaburkan benih ikan saat mencanangkan Lampung sebagai sentra perikanan air tawar di kolam eks tambang pasir Desa Rejomulyo, Kecamatan Pasirsakti, Lampung Timur, Sabtu (20/5).

meninggalkan dampak kerusak­ an lingkungan,” ujar Ridho. Lahan yang tersebar di Desa Rejomulyo dan Desa Mekarsari itu, kata Ridho, dikelola sesuai kondisi dan potensi. “Kawasan ini akan menjadi wilayah pengembangan perekonomian dan sebagai cikal-bakal pusat pertumbuhan. Kawasan minapolitan ini bisa jadi model pengembangan eks lahan tambang di Indonesia,” kata Gubernur alumnus perikanan Universitas Padjadjaran, Bandung, itu. Selain menugaskan PT Wahana Raharja, Pemprov juga menggandeng pengusaha yang tergabung dalam Asosiasi Pengusaha Catfish Indonesia (APCI). Menurut Ketua APCI Lampung Aribun Sayunis, pihaknya mengelola sekitar 250 ha eks tambang pasir. “Potensi perikanan tawar Lampung baru dimanfaatkan 10% dari luas lahan yang ada. Perikanan tawar Lampung juga didukung pakan melimpah,” kata Aribun Sayunis. (ADI/R10)

transmigrasi di kawasan Way Abung. “Ke depan kami memaOMENTUM pergan- tangkan perencana­an kawasan tian atau pembaharu- transmigrasi. Karena kan lebih an pemimpin menjadi dari 1 juta orang dipindahkan energi baru untuk kemajuan dari Jawa ke Lampung terus suatu daerah di segala bidang. membangun lebih dari 2.000 Hari ini (22/5), Gubernur Lam- desa. Jadi untuk memfasilipung M Ridho Ficardo melantik tasi jutaan orang ini kita bangun tiga bupati dan wakil bupati desa,” ujarnya. Bupati Mesuji terpilih Khamaterpilih hasil pemilihan kepala mi mengatakan dirinya tidak daerah serentak di Lampung. Ketiga pasangan itu adalah ada persiapan khusus untuk meUmar Ahmad-Fauzi Hasan seba- nyambut pelantikannya. “Kami gai bupati dan wakil bupati Tu- ikuti standar dari Pemerintah langbawang Barat, Sujadi-Fauzi Provinsi. Pakaian juga sudah di(Pringsewu), dan Khamami- siapkan Pemda. Untuk pelantik­ Saply (Mesuji). Pelantikannya an sepertinya sama saja enggak sesuai Surat Keputusan Ke- ada bedanya pada saat pelantik­ mendagri Nomor: 131.18-2997 an sebelumnya,” kata dia. Sementara Sujadi mengaTahun 2017 dan 132.18-2978 takan untuk Tahun 2017 unpelantikan nanti tuk Umar Ahmadharus disiplin teFauzi Hasan, Nopat waktu meng­ mor: 131.18-2980 Tahun 2017 dan Kami ikuti standar i n g a t a m a n a t yang disampai132.18-2981 Tadari Pemerintah kan Presiden Joko hun 2017 untuk Provinsi. Pakaian Widodo. Untuk Sujadi-Fauzi, dan juga sudah pelantikannya, SK Kemendagri Nomor: 131.17disiapkan Pemda. kata Sujadi, tidak banyak yang ikut 3051 Tahun 2017, mengantarkan dan 132.18-3052 untuk menghadiri Tahun 2017 untuk BACA pelantikan semua Khamami-Saply. Edisi Khusus Kebangkitan dibatasi. “Besok, Dengan dilakuEkonomi Lampung. pokoknya satu kan pelantikan, Halaman 17-28 hari pool (agenda, ketiga pasang red),” ujarnya. pemimpin daerah itu dapat segera menjalankan roda pemerintahan dan Menyusul Pada bagian lain, pelantikan pembangunan di daerahnya. Bahkan, ketiga bupati terpilih dua pasangan bupati-wakil yang juga petahana akan lebih bupati terpilih, yakni Tulangmudah untuk melanjutkan bawang (Winarti-Hendriwanprogram-program yang telah syah) dan Lampung Barat (Parodilakukannya dalam periode sil Mabsus-Mad Hasnurin), segera menyusul. Sebab, masa sebelumnya. “Kami cepat bekerja melan- jabatan bupati dan wakil bujutkan program pemerintahan pati setempat masih lama, yakni daerah. Kami menyelesaikan Desember 2017. Keduanya, yang merupaapa yang menjadi kebutuhan masyarakat Tubaba. Sesuai ren- kan kader PDIP, mengisi waktu cana yang kami lakukan,” kata pelantikan dengan melakukan Bupati Tulangbawang Barat ter- konsolidasi dan bedah potensi pilih Umar Ahmad dihubungi, daerah sesuai visi-misi. “Iya, kami melakukan pemantapankemarin (21/5). Dia juga mengatakan program pemantapan program unggul prioritas pihaknya masih menge- kami, salah satunya rumah nai infrastruktur. Selain itu juga produktif kreatif,” kata Parosil di kepemimpinannya akan me- Mabsus, kemarin. (ONO/R5) nyelesaikan target untuk membangun kota untuk masyarakat triyadi@lampungpost.co.id TRIYADI ISWORO

M

Selamat bekerja kepada tiga pasangan kepala daerah. Anda memang diusung partai politik, tapi yang memilih adalah warga.

Mahasiswa Harus Kuasai Ilmu Digital

Lamsel Awasi Ketat Orang Asing

Podium Pertama Vinales di MotoGP Prancis

PEMUDA khususnya mahasiswa didorong untuk meningkatkan pengetahuan dan kemampuannya di bidang digitalisasi.

TIM pengawasan orang asing (timpora) ajak masyarakat Lampung Selatan mengawasi keberadaan warga negara asing (WNA).

KEMENANGAN dramatis diraih Maverick Vinales pada ajang MotoGP Prancis yang berlangsung di Sirkuit Le Mans, Minggu (21/5).

Tajuk | Hlm 2

Pendidikan | Hlm 14

Daerah | Hlm 20

Olahraga | Hlm 22

OASIS

Menopause dan Jantung SEBUAH studi terbaru dari University of California di San Fransisco mene­ mukan perempuan yang mengalami menopause lebih awal dari seharusnya berisiko lebih besar terkena serangan jantung. Risiko yang sama juga terjadi pada perempuan yang tidak pernah mengandung dan melahirkan. Penelitian yang telah dipublikasi­ kan dalam Journal of the American College of Cardiology ini dilakukan dengan menganalisis data dari 28.519 perempuan yang rata-rata berusia 62 tahun dan telah menopause. Peneliti kemudian memantau data tersebut selama 13 tahun. Hasilnya, kelompok perempuan yang menopause lebih awal dan tidak pernah hamil berisiko 705 terkena sakit jantung. Peneliti mengatakan ini karena rendahnya level estrogen yang adalah hormon pelindung dari penyakit jan­ tung. Itu berarti mungkin menopause awal yang mening­ katkan risiko jantung koroner. (MI/R5)

Rudy Pengajar Fakultas Hukum Unila Ironisnya, desa sering di­ abaikan dalam pembangunan Indonesia secara keseluruh­a n. Sejak 1979, pemerintah melalui UU 5 Tahun 1979 tentang Pemerintahan Desa telah melakukan tindakan terstruktur dan

“Acara ini juga untuk mencari ilmu agama dalam mempertebal keimanan dan ketakwaan.” Agung Ilmu Mangkunegara Bupati Lampura

Pedang Bermata Dua Bernama Dana Desa DESA merupakan cikal-bakal terbentuknya masyarakat dan pemerintahan di Indonesia. Jauh sebelum negara bangsa Indonesia terbentuk, kelompok sosial sejenis desa atau masyarakat adat lainnya telah menjadi bagian yang penting di Nusantara. Desa adalah pelopor sistem demokrasi yang otonom dan berdaulat penuh. Sejak lama, desa telah memiliki sistem dan mekanisme pemerintahan serta norma sosial masing-masing. Di masa kini, desa masih merupakan tempat tinggal kita semua. Paling tidak, sebagian besar warga negara Indonesia tinggal di desa.

sistematis untuk mematikan otonomi desa. Barulah pada 2014 negara melalui UU 6 Tahun 2014 telah menjejakkan langkah kaki desentrali­ sasi di desa. Dengan UU tersebut, desa berwenang untuk mengatur dan mengurus pemerintahan, kepentingan masyarakat setempat berdasarkan prakarsa masyarakat, hak asal-usul, dan/atau hak tradisional yang diakui dan dihormati dalam sistem pemerintahan Negara Kesa­ tuan Republik Indonesia. Dengan kewenangan ini, desa mendapatkan otonomi yang sangat luas.

Bersambung ke Hlm. 12

Daerah | Hlm 21


POLITIK

2 I senin, 22 mei 2017

TAJUK

Selamat Bekerja Pemimpin Rakyat TIGA pasang kepala daerah dan wakil kepala daerah terpilih hasil Pemilukada serentak 15 Februari 2017, dilantik hari ini. Pelantikan dipimpin langsung oleh Gubernur Lampung M Ridho Ficardo. Pasangan yang dilantik adalah Sujadi-Fauzi untuk memimpin di Pringsewu, Umar Ahmad-Fauzi Hasan (Tulangbawang Barat), dan Khamami-Saply (Mesuji). Sujadi dan Khamami adalah petahana berganti wakil, sedangkan Umar-Fauzi menjabat keduakalinya. Pada pilkada serentak ­Februari lalu, Umar-Fauzi meraih 168.376 suara atau 96,75%, Sujadi dan Fauzi (98.719/45,96%), KhamamiSaply (77.038/73,6%). Dukung­ an rakyat sangat besar itu menjadi pelecut agar janji kampanye segara diwujudkan. Dua hari sebelum pelantik­ an kepala daerah ini, bangsa Indonesia tengah merayakan

Hari Kebangkitan Nasional. Pada 20 Mei, 109 tahun lalu, tumbuh gerakan untuk memerdekakan Tanah Air dari penjajah lewat semangat persatuan dan persaudaraan. Momentum pelantikan hari ini harus dimaknai kepala daerah dan wakilnya tentang semangat memerdekakan Indonesia sehingga sejajar dengan bangsa-bangsa lain. Kunci kemerdekaan saat itu adalah adanya kelas mene­ ngah terdidik. Kepala daerah yang dilantik hari ini harus mampu memberikan pendidikan yang berkualitas dan me­ rata agar sumber daya manusia di kabupaten makin terampil dan berdaya saing. Investasi sumber daya manusia ini kelak membawa kemajuan bagi daerah. Data tahun 2014—2015, indeks pembangunan manusia (IPM) di Mesuji dan Tulangbawang Barat paling kecil.

Silahkan Tanggapi Melalui: www.lampost.co Simak Bedah Tajuk di Radio SAI 100 FM Setiap Hari Senin-Jumat Pukul 10.00 WIB

IPM di Pringsewu nilainya sedang. Ini menjadi pekerjaan rumah Khamami dan Umar Ahmad untuk mengejar ketertinggalan pembangunan sumber daya manusia. IPM dibentuk oleh tiga dimensi dasar, yaitu umur panjang dan hidup sehat, pengetahuan, dan standar hidup layak. Jika indeks pembangunan manusia rendah, artinya tingkat pendidikan, kesehatan, dan penganggur­ an masih cukup tinggi. Tugas lain yang tidak kalah penting adalah merawat persatuan. Bangsa kita tengah dilanda virus kemarahan dan kebencian. Orang mudah memaki dan merendahkan pihak lain. Jika dibiarkan terus berlanjut, mengarah pada kekerasan dan perpecahan. Toleransi dan perdamaian harus terus dikedepankan. Dengan sikap kenegarawanan, kepala daerah harus merangkul semua pihak guna memastikan kedamaian terjaga baik. Suasana yang damai dan tenang bisa mewujudkan stabilitas ekonomi dan investasi. S e l a m a t b e ke r j a t i g a pasangan kepala daerah. Anda memang diusung partai politik, tapi yang memilih adalah rakyat. Ingat! Pilkada demokratis harus mewujudkan kesejahteraan dan keadilan sebagaimana amanat konstitusi, sumber dari segala sumber cita-cita berdirinya negara ini. n

LAMPUNG POST


LAMPUNG POST

SENIN, 22 mei 2017

I3


4 I sENIN, 22 mei 2017

LAMPUNG POST


LAMPUNG POST

Senin, 22 mei 2017

I5


6 I SENIN, 22 mei 2017

LAMPUNG POST

Jalan Sehat Hari BPR dan BPRS Nasional 1. (Dari kiri) Kepala OJK Lampung Untung Nugroho, Sekkot Bandar Lampung Badri Tamam, dan Ketua DPD Perbarindo Lampung Tb Zubier Ramadhan membuka jalan sehat pencanangan 21 Mei sebagai Hari BPR-BPRS Nasional di halaman Kantor Wali Kota Bandar Lampung pada Minggu (21/5).

3

4

D

tanganan Hari BPR-BPRS untuk rekor Muri serentak se-Indonesia. Banyak hadiah yang disediakan panitia dalam acara tersebut dengan hadiah utama sepeda motor dan ­hadiah menarik lainnya, seperti tele­

3. Kepala OJK Lampung Untung Nugroho, Sekkot Bandar Lampung Badri Tamam, dan Ketua DPD Perbarindo Lampung Tb Zubier bersama Direksi BPR dan BPRS seLampung membawakan poster mengenai BPR-BPRS usai jalan sehat pencanangan 21 Mei sebagai Hari BPR-BPRS Nasional di halaman Kantor Wali Kota Bandar Lampung pada Minggu (21/5). 4. Kepala OJK Lampung Untung Nugroho, Sekkot Bandar Lampung Badri Tamam dan Ketua DPD Perbarindo Lampung Tb Zubier bersama Direksi BPR dan BPRS se-Lampung saat teleconference se-Indonesia saat pencananan 21 Mei sebagai Hari BPR-BPRS Nasional di halaman Kantor Wali Kota Bandar Lampung pada Minggu (21/5).

1 ALAM rangka meningkatkan pemahaman (awareness) dan pemahaman masyarakat terhadap perbankan, khususnya in­ dustri Bank Perkreditan Rakyat (BPR) dan Bank Perkreditan Rakyat Syariah (BPRS), Dewan Pengurus Daerah (DPD) Perhimpunan Bank Perkredit­ an Rakyat Indonesia (Perbarindo) Lampung turut menggelar momen­ tum pencanangan 21 Mei sebagai Hari BPR-BPRS Nasional dengan acara jalan santai dan senam sehat di halaman Kantor Wali Kota Bandar Lampung pada Minggu (21/5). Jalan sehat yang menempuh jarak 5 km ini diikuti sekitar 2.500 peserta yang terdiri dari para karyawan dan keluarga 36 BPR dan BPRS se-Lam­ pung. Pada kesempatan tersebut juga dilakukan teleconference se-Indone­ sia yang juga melakukan kegiatan yang sama serta dilakukan Penanda­

2. Ribuan peserta jalan sehat membaur menjadi satu saat jalan sehat pencanangan 21 Mei sebagai Hari BPRBPRS Nasional di Jalan A Yani Bandar Lampung yang diikuti sekitar 2.500 peserta, Minggu (21/5).

visi LED, kipas angin, peralatan elek­ tronik lainnya, dan berbagai hadiah hiburan lainnya. Hadiah utama diraih salah seorang karyawan BPR Dewi Aprilliana yang berhasil mendapat satu unit sepeda motor. (FAN)

5

5. Kepala OJK Lampung Untung Nugroho, Sekkot Bandar Lampung Badri Tamam, dan Ketua DPD Perbarindo Lampung Tb Zubier menyaksikan para direksi BPR dan BPRS se-Lampung melakukan penandatanganan Hari BPR-BPRS untuk rekor Muri serentak se-Indonesia di halaman Kantor Wali Kota Bandar Lampung pada Minggu (21/5). 6. Kepala OJK Lampung Untung Nugroho memberikan doorprize kepada peserta jalan sehat berupa satu unit sepeda motor disaksikan Sekkot Bandar Lampung Badri Tamam dan Ketua DPD Perbarindo Lampung Tb Zubier di halaman Kantor Wali Kota Bandar Lampung pada Minggu (21/5).

6

2

n LAMPUNG POST/HENDRIVAN GUMAY

DPD NasDem Tanggamus Siap Menangkan Mustafa, Masyarakat Butuh Solusi Bukan Janji

B

anyaknya problematika di Provinsi Lampung menjadi pekerjaan rumah tersendiri bagi para calon gubernur Lampung nanti. Sudah jengah dengan janjijanji politik, masyarakat saat ini lebih membutuhkan solusi dibandingkan teori atau janji politik. Hal ini ditegaskan Amrullah Ahmad El Hakim usai resmi dilantik sebagai Ketua DPD Partai NasDem Kabupaten Tanggamus, Minggu, 21/5/2017. Amrullah dilantik langsung oleh Ketua DPW NasDem Lampung DR. Ir. Mustafa dan disaksikan ribuan kader NasDem setempat. Amrullah melanjutkan, kesejahteraan masyarakat dan keamanan menjadi permasalahan rumit yang belum terselesaikan hingga saat ini. Dia menilai kesejahteraan masyarakat dan kemanan adalah dua aspek yang harus sejalan atau linear. Jika tidak, kata dia, maka akan sulit mewujudkan perubahan. “Berdasarkan survey sebagian besar kriminalitas banyak dilakukan oleh remaja atau pemuda yang disebabkan mereka menganggur. Desakan ekonomi akhirnya berdampak pada tingkat kriminalitas dan keamanan di suatu daerah. Karenanya harus ada solusi tepat guna mengatasi kedua permasalahan ini,” katanya.

Hal ini, lanjut Amrullah, sangat sejalan dengan program yang telah digulirkan Mustafa. Ronda dan Program Kampung Entrepreneur Creative (KECe) adalah kombinasi efektif dalam menyelesaikan persoalan ekonomi dan keamanan di suatu daerah. Melalui program KECe, para pemuda hingga level kampung bakal mendapatkan pelatihan kewirausahaan yang nantinya menjadi bekal mereka dalam menata masa depan. Sementara ronda, masyarakat dili-

batkan untuk bersama-sama mengamankan daerahnya. “Kombinasi program ini sangat tepat untuk menyelesaikan permasalahan krusial di Lampung. Jika aman, insya Allah ekonomi baik. Jika masyarakat sejahtera, Insya Allah juga tidak ada kriminalitas. Dan

program inilah yang diusung Pak Mustafa,” tegasnya. Amrullah sendiri mengaku siap all out memenangkan Mustafa dalam pertarungan Pilgub 2018 mendatang. “Kebetulan 2018 mendatang Tanggamus juga melaksanakan Pilkada. Karenanya kita akan gunakan strategi combine

(berkombinasi). Kita promosikan bersamaan calon cawabup Tanggamus dan Cawagub Lampung,” jelas Amrullah. Kepengurusan NasDem di Tanggamus yang telah merambah dusun, dinilainya menjadi kekuatan tersendiri untuk memenangkan para calon yang akan diusung NasDem. “Insya Allah untuk Tanggamus kami akan mengusung Pak Fauzan Sya’i. Sementara Pilgub, kami siap memenangkan Pak Mustafa di pertarungan BE1 mendatang,” tandasnya. Sementara itu Ketua DPW NasDem Lampung Mustafa berharap kepengurusan NasDem yang baru dikukuhkan dapat mengibarkan panjipanji partai sampai ke seluruh penjuru Kabupaten. “Maju menjadi gubernur bukan untuk saya sendiri, tapi untuk memperjuangkan warga Tanggamus. Maka, kita harap kepengu-

rusan NasDem di Tanggamus dapat mengibarkan bendera NasDem ke seluruh pelosok Tanggamus. Mari tingkat-

kan peran kita dan wujudkan perubahan untuk Lampung yang kita cintai,” tandasnya. Dari pantauan media, sama seperti pelantikanpelantikan DPD NasDem lainnya, pada pelantikan DPD NasDem Tanggamus berlangs u n g s e m a ra k

diikuti ribuan kader dan simpatisan N a s D e m . Ac a ra pelantikan diawali dengan senam ronda yang menjadi ciri khas Bupati Mustafa. (*/A10)

Dr. Ir. Mustafa

Ketua DPW NasDem Lampung


LAMPUNG POST

SENIN, 22 mei 2017

I7


8 I Senin, 22 Mei 2017 BURAS

H. Bambang Eka Wijaya Add on: facebook.com/buraslampost Follow on: @buraslampost

RAGAM RI Dapat Predikat Layak Investasi! INDONESIA akhirnya mendapat predikat layak investasi atau investment grade dari lembaga pemeringkat internasional Standard and Poor’s (S&P). Predikat itu dicapai setelah S&P menaikkan peringkat utang Indonesia dari BB+ menjadi BBB-/stable outlook, per 19 Mei 2017. Sebelumnya, lembaga pemeringkat Fitch Rating telah lebih dahulu menaikkan peringkat kredit Indonesia menjadi BBBstable. Malah Moody’s Investor Service memperbaiki rating kredit Indonesia dari stabil menjadi positif (Baa3-stable). Artinya, ketiga lembaga pemeringkat kredit internasional tersebut telah sepaham bahwa Indonesia layak investasi.

S&P menyatakan penilaian itu didasarkan pada rencana belanja pemerintah yang lebih realistis berpotensi menekan defisit anggaran. S&P memperkirakan rasio utang terhadap pendapatan domestik bruto (PDB) berada di level moderat di 30% dari PDB. Salah satu tantangan adalah menaikkan pe­nerimaan pajak karena melemahnya har­ga komoditas. Pemerintah terpaksa me­ mangkas anggaran (Rp133,8 triliun pada RAP­BNP 2016) untuk menjaga defisit anggar­ an di bawah 3% dari PDB. Dalam lima tahun terakhir hingga 2016, rata-rata defisit Indonesia terjaga di level 2,2% (BeritaSatu, 19/5). S&P juga memuji keberhasilan program amnesti pajak Indonesia dan mendukung

reformasi subsidi yang dilakukan pemerintah, khususnya pada pengurangan subsidi listrik untuk keluarga mampu. Namun, S&P masih menyoroti masalah korupsi sebagai isu yang bisa menghambat pertumbuhan ekonomi dan investasi. Kelemahan Indonesia pada perekonomian yang tergantung kelas menengah ke bawah, ketergantungan impor komoditas dan rentan goncangan eksternal. PDB per kapita Indonesia diproyeksikan 3.800 dolar AS pada 2017 dengan tren pertumbuhan 4% per tahun. Perekonomian Indonesia masih bergantung pada permintaan domestik, sementara nilai ekspor tergerus turunnya harga komoditas.

Predikat layak investasi dari tiga lembaga itu bakal membuat lebih ramai minat berinvestasi ke negeri kita, utamanya daerah sesuai prioritas potensinya. Lampung, misalnya, prioritas industri manufaktur yang mengolah hasil bumi lokal. Dalam pemilikan usaha, pastikan setiap investor yang masuk bekerja sama dengan pengusaha lokal. Modal pengusaha lokal untuk bekerja sama itu dibantu bank de­ngan kredit berbunga rendah. Dengan begitu, ramainya investasi masuk tak membuat masyarakat daerah cuma jadi penonton. Kalau bisa buat seperti klub bola, selalu lebih banyak pemain lokal dari pemain asingnya. ***

Mustafa Tegaskan Jaga Amanah Minta jajaran NasDem Tanggamus tunjukkan Partai NasDem bisa berkarya dan berdaya saing. ABU UMARALI

P

ERGERAKAN Partai NasDem Provinsi Lampung menuju perhelatan pesta demokrasi 2018 dan 2019

semakin mantap. Kini, giliran jajar­a n pengurus DPD, DPC, dan organisasi sayap partai se-Kabupa­ ten Tanggamus dilantik Ketua DPW NasDem Lampung Mustafa di lapa­ngan

M e r d e k a , K o t a ­a g u n g , Ming­gu (21/5). Usai melantik, Mustafa menegaskan jika pengukuh­an ini merupakan bentuk dari konsolidasi penguatan struktural dan verifikasi. Ia berharap jajaran pengurus partai berjargon restorasi Indonesia yang sudah dilantik

dapat mengemban amanah serta menaati aturan yang dikeluarkan oleh Partai NasDem. Dengan tidak menge­sam­­ pingkan kejujuran dalam bekerja dan membantu mewujudkan keinginan masyarakat. “Partai NasDem pada hakikatnya me­ngantarkan perubahan. Saya akan b e r u p ay a s e m a k s i m a l mung­k in untuk melaksanakan restorasi ini secara adil dan jujur,” kata Bupati Lampung Te­n gah itu. Mustafa juga mengaku bangga terhadap ketua DPD NasDem Tanggamus beserta sekretaris, yaitu Amrullah dan Kurnain yang dapat terpilih tanpa mahar.

Tekad saya adalah untuk masyarakat Lampung, bukan demi kepentingan diri sendiri atau golongan tertentu. “Susunlah program kerja Partai NasDem yang telah dikenal de­ ngan partai tanpa mahar, partai masyarakat dan petani. Mari tunjukkan kalau Partai NasDem bisa berkarya dan bersaing,” ujarnya.

Minta Dukungan Berkenaan dengan pencalonannya pada Pilgub 2018, Mustafa meminta dukungan dari para kader dan simpatisan untuk menjadi tim pemena­ ngannya. “ Te kad s aya adalah untuk masyarakat Lamp u n g , b u k a n d e m i ke pentingan diri sendiri atau golongan tertentu,” kata dia. Ketua DPD Partai NasDem Tanggamus Amrullah Ahmad El Hakim menegaskan akan all out memenangkan Mustafa dalam pertarung­an Pilgub 2018. “Kebetul­a n 2018 mendatang Tanggamus juga melaksanakan pilkada. Karena itu, kami akan gunakan strategi combine (berkombinasi). Kami promosikan bersamaan calon cawabup Tanggamus dan cawagub Lampung,” ujar Amrullah. (U2) abuumarali@lampungpost.co.id


YEN JEPANG (JPY) 100

DOLLAR AMERIKA (USD)

KURS JUAL

KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

9.601,64

8.551,10

10.968,63

9.768,97

9.161,00

8.161,00

Indeks VALUTA ASING

EKONOMI DOLLAR KANADA (CAD)

DOLLAR SINGAPURA (SGD)

DOLLAR HONGKONG (HKD)

KURS JUAL

KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

9.512,98

8.470,16

7.323,53

6.523,06

1.178,01

1.049,35

DOLLAR NEW ZEALAND (NZD) KURS JUAL 7.236,27

EURO (EUR)

KURS BELI 6.438,21

KURS JUAL 13.224,82

POUNDSTERLING INGGRIS (GBP)

KURS BELI 11.775,51

KURS JUAL 14.907,70

KURS BELI 13.276,31

KOMODITAS

Indeks KOMODITAS

DOLLAR AUSTRALIA (AUD)

CPO Minyak Kelapa Kakao Kopi Arabika Kopi Robusta Karet TSR 20 Lada Hitam Lada Putih Jagung (kering)

LOKASI SENTRA Medan Bitung Revaluasi BMN Makassar DuaMedan Tahun Lampung Palembang n Hlm. Lampung10 Pangkalpinang Lampung

HARGA (Rp/Kg) 8.705 17.976 Dilakukan 20.868 46.495 17.301 44.051 38.666 63.293 1.948

senin, 22 mei 2017

KURS JUAL 9.999,93

YEN JEPANG (JPY) 100

KURS BELI 9.893,83

KURS JUAL 12.128,33

DOLLAR KANADA (CAD) KURS JUAL

9.910,29 KURS JUAL

KURS BELI 12.002,34

DOLLAR SINGAPURA (SGD)

KURS JUAL 13.477,00

KURS BELI 13.343,00

DOLLAR HONGKONG (HKD)

KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

9.808,87

9.677,58

9.579,98

1.731,77

1.714,53

DOLLAR NEW ZEALAND (NZD)

9.278,91

DOLLAR AMERIKA (USD)

EURO (EUR)

KURS BELI 9.185,32

KURS JUAL 14.964,86

POUNDSTERLING INGGRIS (GBP) KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

14.814,73

17.451,37

17.273,85

per Jumat, 19 Mei 2017 n Sumber Bank Indonesia

YEN JEPANG (JPY) 100

DOLLAR AMERIKA (USD)

KURS JUAL

KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

9.601,64

8.551,10

10.968,63

9.768,97

9.161,00

8.161,00

DOLLAR KANADA (CAD)

DOLLAR SINGAPURA (SGD)

DOLLAR HONGKONG (HKD)

KURS JUAL

KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

9.512,98

8.470,16

7.323,53

6.523,06

1.178,01

1.049,35

DOLLAR NEW ZEALAND (NZD) KURS JUAL 7.236,27

KURS BELI 6.438,21

EURO (EUR) KURS JUAL 13.224,82

POUNDSTERLING INGGRIS (GBP) KURS BELI 11.775,51

KURS JUAL 14.907,70

KURS BELI 13.276,31

Promosi Wrangler Tidak ketinggalan pula tersedia promosi Wrangler Jeans. Setiap pembelian Wrangler Jeans senilai Rp750 ribu akan mendapatkan tumbler Wrangler atau tas Jeans Tira/Wrang­ler. “Masih banyak lagi hadiah meriah khusus pencinta Sogo Branded Store. Kami sangat memanjakan pembeli agar mereka puas berbelanja di tempat kami,” ujar dia. Sofyan mengaku pihaknya memberikan diskon besar agar masyarakat Lampung dapat membeli kebutuhan sandang dengan harga yang sangat murah. Hal ini dilakukan sebagai bentuk apresiasi kepada masyarakat Lampung pada 2017 ini. Untuk memanjakan pelanggan, Sogo juga telah merenovasi toko secara menyeluruh, baik eksterior maupun interior. “Hal itu agar pembeli tidak merasa bosan dengan penampilan outlet itu, sehingga kesan mewah ditam­ pilkan sebagai toko branded store yang sangat dikenal bagi masyarakat Lampung.” (E1) aji@lampungpost.co.id

Medan Bitung Makassar Medan Lampung Palembang Lampung Jakarta Jakarta

HARGA (Rp/Kg) 9.284 22.415 23.152 52.652 23.308 19.766 1.675 10.033 540.400 /gr

n DOKUMENTASI SOGO

DISKON PRODUK SOGO. Pegawai menampilkan produk Lois di Gerai Sogo Branded Store, Jalan Raden Intan No. 99, Bandar Lampung. Pada momen menyambut Ramadan sekaligus perayaan hari ulang tahun yang ke-33, semua produk di Sogo mendapatkan diskon minimal 20% selama 22—27 Mei 2017.

Bank Lampung-OJK Bahas Penguatan Manajemen Risiko KOMODITAS

LOKASI SENTRA

HARGA (Rp/Kg)

CPO Medan 8.705 BANK Lampung telah melaku- terjaga dengan baik. “Maka Minyak Kelapa Bitung 17.976 kan kerja sama dengan Oto- pimpinan kantor harus memKakao Makassar 20.868 ritas Jasa Keuangan (OJK) perhatikan beberapa hal seKopi Arabika Medan 46.495 Lampung cara menyeluruh17.301 pada bank Kopidalam Robustapenguatan Lampung manajemen risiko yang dia pimpin. 44.051 Antara lain Karet TSR 20 dan pene­ Palembang rapan tata kelola pencapaian target38.666 juga harus Lada Hitam(CGC) dalam Lampung rangka Lada transformasi BPD. dipantau, karena63.293 data akan Putih Pangkalpinang Jagung (kering)berlangLampung Kegiatan tersebut dikumpulkan dari1.948 kantor casung di aula pertemuan Bank bang yang ada. Ini dilakukan Lampung, Rabu (17/5). kepada semua bank yang di Kepala OJK Lampung Un- awasi oleh OJK,” ujar dia. tung Nugroho mengatakan Sementara itu, Pejabat Sepihaknya menyampaikan ber- mentara Direktur Utama Bank bagai hal yang diperhatikan Lampung Purwantari Budikepada bank di Lampung. Hal man mengatakan pihaknya yang diperhatikan yakni aware- terus meningkatkan kinerja dan ness yang melekat pada opera- tanggung jawab kepada para sinoal bank. Ia mencontohkan pimpinan pejabat dan karyaseperti pemberian kredit yang wan Bank Lampung. “Selama mengandung beberapa risiko empat bulan, saya terus meng­ untuk dimitigasi. “Semua ada evaluasi, monitoring target risiko, maka pejabat bank ha- dan kinerja, serta memberikan rus memitigasi bagaimana training kepada karyawan unkalau risiko itu timbul,” kata tuk meningkatkan kompetensi bahkan setiap minggu ada yang dia, Rabu (17/5). Selain itu, risiko opera- di-training,” katanya. Menurutnya, siapa pun sional juga perlu menjadi perhatian, penggunaan kom- yang menjadi direksi dan puter harus dimitigasi baik pejabat harus tetap mempermengamankan aplikasi dan hatikan tanggung jawabnya, sistemnya bahkan penga- sebab aturan sudah dibuat manan gedung yang perlu kantor pusat, baik manajemenjadi perhatian sehingga men risiko, tata kelola, maudata dan aset lainnya dapat pun risiko kredit. (AJI/E1)

Indeks KOMODITAS

DOLLAR AUSTRALIA (AUD)

Indeks VALUTA ASING

S

OGO menyediakan diskon besar-besaran untuk ­beragam produk dalam perayaan hari ulang tahun yang ke-33 pada 22—27 Mei 2017. Pada momen yang juga menyambut Ramadan, semua produk yang dijual di Sogo mendapatkan diskon minimal 20%. Pemilik Sogo, Sofyan, mengatakan diskon besar itu merupakan agenda rutin yang digulirkan setiap tahun. Tentunya promosi jelang Ramadan tersebut akan menjadi daya tarik bagi masyarakat Bandar Lampung. “Setiap pembelian apa pun harga minimal Rp500 ribu selama acara berlangsung, pelanggan berhak mendapatkan berbagai gift dari Sogo,” kata dia saat ditemui, Sabtu (20/5). Dia menguraikan aneka jenis hadiah yang akan dibagikan kepada pelanggan di antaranya payung, kaus, tas, gantungan kunci, dan suvenir lainnya. Beberapa produk yang selama ini sulit mendapatkan diskon seperti Levis dan Lea juga diberikan diskon secara menyeluruh tanpa terkecuali. “Dapatkan semua produk top minimal 20% berlaku untuk produk Levis Jeans yaitu 501. Produk ter­anyar buatan Jepang itu dibanderol dengan harga Rp2 juta dan mendapatkan diskon 20% all item,” ujarnya. Tidak hanya diskon, pembeli Levi’s juga akan mendapatkan hadiah mulai dari tumbler, t-shirt, gantungan kunci, maupun flashdisk. Khusus produk

premium Lea Jeans, setiap belanja Lea senilai Rp1 juta akan mendapatkan diskon 20% plus kaus Lea seharga Rp150 ribu. “Kami jamin tidak ada harga dan gift semurah yang kami berikan di sini,” kata Sofyan. Tersedia pula produk Lois Jeans dengan berbagai model terbaru. Menjelang Lebaran, Sogo akan memberikan gift gantungan kunci dan syal setiap pembelian Rp500 ribu.

CPO Minyak kelapa Kakao Kopi arabika Kopi robusta Karet TSR 20 Jagung (kering) Olein Emas

LOKASI SENTRA

per Jumat, 19 Mei 2017 n Bappebti-Kementerian Perdagangan www.bappebti.go.id

Tidak hanya diskon, pelanggan juga bisa mendapatkan beragam hadiah menarik. SETIAJI B PAMUNGKAS

KOMODITAS

Indeks KOMODITAS

Indeks VALUTA ASING

Ulang Tahun, Sogo Diskon Besar-besaran

DOLLAR AUSTRALIA (AUD)

I9

Mitsubishi Fuso Boyong Enam Varian di POM 2017 PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB), authorized distributor dari Mitsubishi Fuso Truck & Bus Corporation (MFTBC), bersama dengan PT Sumatera Berlian Motor (SBM), diler resmi Mitsubishi Fuso, turut meramaikan acara Pekan Otomotif Medan

(POM) 2017. Sebanyak enam unit Colt Diesel ditampilkan pada acara yang digelar di Santika Dyandra Convention Center, Medan, 17—21 Mei 2017, itu. Keenam varian yang ditam­p ilkan yaitu 1 unit Colt Diesel FE 74 One Mil-

lion Special Edition Gold Cabin, 1 unit FE SHD-X 6.666, 1 unit FE 71 Long, 1 unit FE 84 BC, dan 2 unit FE 74 HDV Dump Truck. Tidak hanya itu, di booth Mitsubishi Fuso juga diisi beberapa pertunjukkan menarik, di antaranya live band akustik

yang akan mengover lagulagu Iwan Fals, brand ambassador Mitsubishi Fuso di Indonesia. Branch Manager PT Sumatera Berlian Motor Taurus P Sali menyebut acara ini menjadi satu rangkaian aca­ ra dengan Mitsubishi Fuso

Gathering yang dilaksanakan di tempat yang sama pada 23 Mei 2017. “Akan ada lebih banyak penawaran menarik yang akan ditawarkan oleh PT Sumatera Berlian Motor di acara tersebut,” katanya di Medan, akhir pekan lalu. (LUC/E1)


EKONOMI BISNIS

10 I senin, 22 mei 2017

Revaluasi BMN Dilakukan Dua Tahun

Tunas BandarjayaVelozity Bantu SDN Wonosari

Pengelolaan BMN menjadi hal penting dalam rangka mendukung tugas dan fungsi instansi pemerintah untuk sebesar-besarnya kemakmuran rakyat.

pung yang dalam pelaksanaannya dilakukan oleh KPKNL Lampung dan KPKNL Metro. Selama 2016 DJKN di wilayah Provinsi Lampung juga telah mendukung pelaksanaan hibah Pemerintah Pusat kepada tu­ juh pemerintah kota dan kabupaten dengan nilai Rp17,3 miliar. DIAN WAHYU KUSUMA Selain itu juga, aset-aset berupa aset bekas milik asing Tionghoa EMERINTAH telah mempro­ (ABMA/T) telah diserahkan dan gramkan revaluasi barang dimantapkan statusnya sebagai ba­ milik negara (BMN) pada rang milik daerah untuk digunakan 2017—2018. Hal itu dilakukan da­ dalam rangka pelayanan kepada lam pembentukan data barang masyarakat. Pada 2016 ada enam milik negara yang akurat dan dapat aset ABMA/T yang telah dimantap­ dipercaya. kan meliputi SPGN Pringsewu, SMPN “Diharapkan, de­ 2 Kotabumi, SDN 1 ngan adanya nilai riil Pasarmadang, SMPN saat ini atas BMN, da­ 2 Telukbetung, SDN pat digunakan untuk Masih ada lima lagi 1, 2, 3, dan 4 Teluk­ meningkatkan validi­ yang akan diproses b e t u n g , d a n S P G PGRI Metro/kantor tas laporan keuang­ aset bekas milik Bangdes/perumahan an pemerintah serta perorangan. “Masih mendukung tata ke­ asing/Tionghoa. ada lima lagi yang lola aset negara pada umumnya,” ujar Kepala Kantor akan diproses aset bekas milik asing/ Wilayah Direktorat Jenderal Keka­ Tionghoa,” ujar Ekka. yaan Negara (DJKN) Kementerian Keuangan Lampung dan Bengkulu Recovery Selanjutnya terdapat pula kegitan di Provinsi Lampung Ekka Sri Suka­ pengurusan piutang dan lelang dana, Jumat (19/5). Menurut Ekka, pengelolaan aset negara maupun daerah di wilayah negara atau yang dikenal dengan Provinsi Lampung. Pada 2016 ter­ BMN merupakan hal penting da­ dapat recovery sebesar Rp1,2 miliar lam rangka mendukung tugas dan dan dari pelaksanaan penjualan aset fungsi instansi pemerintah untuk melalui lelang diperoleh hasil sebe­ sebesar-besarnya kemakmuran sar Rp268 miliar dengan frekuensi rakyat. Ia menambahkan Kanwil lelang sebanyak 2.501 kali. DJKN Lampung dan Bengkulu sam­ Kegiatan lainnya adalah berupa pai dengan akhir 2016 mencatat kegiatan bantuan penilaian barang nilai Rp49,3 triliun BMN yang ada milik daerah pada beberapa pemda/ di Provinsi Lampung. Sebagian pemkot. Hal itu dilakukan dalam besar didominasi aset berupa ta­ rangka pengurusan laporan keuang­ nah, gedung dan bangunan, jalan, an pemerintah daerah (LKPD) yang irigasi jaringan, serta peralatan diharapkan dapat mendukung wajar dan mesin. tanpa pengecualian (WTP). (E1) Aset-aset tersebut dikuasai pada 606 satuan kerja di Provinsi Lam­ dian@lampungpost.co.id

P

n LAMPUNG POST/M. WAHYUNING PAMUNGKAS

SERAHKAN BANTUAN. PT Tunas Ridean melalui Tunas Toyota Bandarjaya bekerja sama dengan Veloz Community (Velozity) memberikan bantuan untuk siswa-siswi SD Negeri Wonosari, Gunungsugih, Lampung Tengah, Minggu (21/5).

Biaya Peminjaman UangTeman Menurun UANGTEMAN adalah pionir platform peer to peer atau sebagai lembaga nonper­ bankan di bidang pinjaman uang di Indonesia atau di­ sebut fintech yang berdiri se­ jak April 2015. Biaya layanan peminjam pertama akan dikenakan 1% per hari dan di hari selanjutnya biaya peminjaman akan turun. Saat ini UangTeman telah resmi masuk ke Lampung. Sebab, sebelumnya sekitar 1.000 aplikasi telah masuk dari Lampung, tapi pihaknya belum mampu mengakses ke Lampung baik dari sisi teknologi dan SDM. Head of Public & Government Relations PT Digital Alpha Indonesia Rimba Laut me­ nyatakan UangTeman ada­ lah aplikasi digital pionir di Indonesia yang bergerak di bidang teknologi finansial. Khususnya yang menye­ diakan pinjaman jangka

pendek baik untuk keperlu­ an konsumsi maupun bisnis bagi masyarakat. “Ternyata antusias masyarakat Lampung tinggi. Maka, kami mulai masuk ke Lampung yang merupa­ kan daerah kedua setelah Palembang, “kata dia, Jumat (19/5). UangTeman memberikan pinjaman dengam praktis kepada masyarakat yang membutuhkan dana terde­ sak. Pinjaman mulai dari Rp1 juta hingga Rp4 juta de­ ngan batas tempo pengem­ balian minimal 10 hari dan maksimal selama 30 hari. Syarat pengajuan pinjaman UangTeman di Lampung yakni menyerahkan KTP dan SIM, isi data formulir, foto selfie, dan di-upload di aplikasi UangTeman. Maka, sistem UangTeman akan menganalisis. Untuk biaya layanan pem­

Bumi Puspa Kencana JL. RADEN GUNAWAN/KAPTEN MASADI, HAJIMENA-BANDAR LAMPUNG

DP HANYA

3JT

Miliki Rumah Idaman

COCOK UNTUK

INVESTASI Call Us :

LAMPUNG POST

0813.6955.6767 - 0813.7341.2425 - 0821.8182.9229

DEVELOPER :

PT. KARYA KENCANA MAKMUR

KANTOR PEMASARAN : JL. JEND SUDIRMAN NO.40, ENGGAL - BANDAR LAMPUNG (Depan Gelael)

injam pertama akan dikena­ kan 1% per hari dan dihari selanjutnya biaya peminjam­ an akan turun. Pihaknya pun memiliki bagian tim penagi­ han. Ketika nasabah tidak membayar dengan berbagai hal seperti sakit dan tidak punya uang untuk berobat, meninggal, pindah kantor, dan rumah tinggal bukan rumah pribadi melainkan kontrak atau indekos, tentu merupakan risiko UangTe­ man sendiri. “Survei tetap dilakukan, tapi case by case saja. Kami tetap harus pas­ tikan bahwa mereka tinggal di sana dan tetap bekerja,” ujarnya. UangTeman bisa diakses di aplikasi Android. Saat ini jumlah pengunduh menca­ pai 60 ribu—65 ribu peng­ guna. Di Lampung, peminat­ nya pun cukup bertumbuh signifikan bahkan terus me­ ningkat. (AJI/E1)

PT Tunas Ridean melalui Tunas To­ yota Bandarjaya bekerja sama dengan Veloz Community (Velozity) mem­ berikan bantuan untuk siswa-siswi SD Negeri Wonosari, Gunungsugih, Lampung Tengah. Tunas Toyota Ban­ darjaya menyalurkan CSR di bidang pendidikan dengan memberikan tas dan alat tulis untuk 105 siswa. Selain itu, Tunas bersama Velozity juga memberikan bantuan material untuk perbaikan fasilitas sekolah seperti atap plafon, MCK, dan cat dinding. Bantuan diberikan simbolis di SD Negeri Wonosari, kemarin, Minggu (21/5) kepada pihak sekolah di hadapan Camat Gunungsugih As­ rul Sani yang juga bertindak sebagai plt kepala Kampung Wonosari. Kepala Tunas Toyota Cabang Ban­ darjaya Dana Sudarna mengatakan penyaluran CSR Tunas dilakukan secara rutin empat kali setahun. Kali ini Lampung, tepatnya Lampung Tengah, dipilih untuk menjadi tem­ pat penyaluran CSR. Menurut dia, sudah terjalin komunikasi dengan pihak pemerintah dan pihak sekolah. “Kegiatan ini sebagai bentuk kepedu­ lian kami pada dunia pendidikan, khususnya di Lamteng,” kata dia. Ketua Event Velozity Indonesia Gunawan, didampingi Ketua Velozity Chapter Lampung Fajar, menuturkan kegiatan bakti sosial rutin dikerjakan Velozity. Kegiatan tersebut bertepatan dengan hari jadi komunitas tersebut yang ke-5. Camat Gunungsugih Asrul Sani bersama Kepala SDN Wonosari Sodik mengapresiasi kegiatan Tunas dan Velozity. Keduanya berharap perusahaan lain dapat ikut menyumbangkan barang-barang yang bermanfaat. Pe­ nyerahan bantuan dari Tunas dan Ve­ lozity juga disaksikan Direksi Tunas Ridean Voni Salim dan rombongan yang datang dari Jakarta. Selain itu, kegiatan itu dihadiri pula masyarakat sekitar sekolah dan orang tua siswa SDN Wonosari. (WAH/E2)


LAMPUNG POST

PERSPEKTIF BISNIS Transaksi Praktis Mobile Banking BCA Saat ini internet banking semakin banyak penggunanya. SETIAJI B PAMUNGKAS

B

ANK yang sukses tak luput dari pelayanan prima kepada para nasabahnya. Kepala Kantor Cabang Utama BCA Bandar Lampung Suhardjo Moelyadi terus berupaya untuk meningkatkan jumlah nasabah melalui berbagai produk perbankan maup u m ser v is. Berikut ini petikan wawancaranya. Bagaimana perkembangan nasabah BCA tahun ini? Saat ini pertambahannya cukup bagus. Untuk di KCU BCA Bandar Lampung terdapat sekitar 800 nasabah. Bagaimana upaya Anda untuk mejadikan BCA sebagai

bank pilihan masyarakat? Tentu kita akan terus memberikan pelayanan prima untuk seluruh nasabah dengan memberikan layanan yang lebih baik dan solusi yang sesuai dengan kebutuhan mereka dengan minimal saldo tertentu yang akan di jaga di BCA. Bagaimana prospek sektor perbankan tahun ini? Tahun ini kita tetap optimistis dibanding tahun 2016 lalu, sebab untuk Lampung itu kan hasil bumi masih bagus, proyek infrastruktur secara masif terus digencarkan, dan tentu akan memberi multiplier effect. Bagaimana upaya BCA untuk mendekatkan diri kepada nasabah setianya? Pendekatan dengan menggelar berbagai event, seperti jalan sehat dan senam pagi bagi nasabah prioritas dengan hadian menarik dan doorprize. Kami juga sediakan sarapan gratis seperti bakso. Tentu kegiatan yang telah digelar kedua kalinya akan kami lanjutkan di tahun dengan dengan konsep yang lebih menarik. Berapa kantor BCA yang beroprasi di Bandar Lampung? Beberapa kantor yang berada di bawah, kantor cabang utama Bandar Lampung yakni ada enam kantor cabang pembantu dan enam kantor kas. Kemudian di Kota Metro ada tiga kantor cabang pembantu. Program yang dilakukan di antaranya?

Program Laku Pandai kami ikuti dari OJK. Selain itu jika ada literasi keuangan kita juga berpartisipasi karena kami punya kas mobile dan bisa join kepada OJK untuk literasi keuangan. Promo apa saja yang saat ini sedang bergulir? Promo yang saat ini digulirkan yakni bunga khusus yang menarik untuk kredit nasabah yang melakukan pembelian kendaraan mobil dan motor. Selain itu, kami telah banyak sediakan solusi dengan perkenalkan digital banking. Nasabah bisa melakukan tarik tunai mobile banking. Produk BCA yakni Sakuku juga bisa di-download di ponsel pintar, saat ini mulai kami lengkapi, sebab saat ini internet banking semakin banyak penggunanya karena lebih praktis. (E2) aji@lampungpost.co.id

Biodata

Nama

: Suhardjo Moeliadi

Jabatan : Kepala Kantor Cabang Utama BCA Bandar Lampung Kelahiran : Pekalongan, 17 Februari 1971 J e n j a n g k a r i e r KC U J a m b i , K e p a l a Pengembangan Bisnis KCU Malang, Kepala Pengembangan Bisnis KCU Serpong, Joint Managemen Training BCA, dan beberapa Kantor Cabang Pembantu.

senin, 22 mei 2017

I 11

BRI Tertarik Buka Kantor Perwakilan di Taiwan PERSEROAN Terbatas Bank Rakyat Indonesia Tbk tertarik melebarkan sayap bisnisnya hingga ke Taiwan dengan merencanakan pembukaan kantor perwakilan. “Saya lihat Taiwan bagus, sasaran utamanya tentu tenaga kerja Indonesia. Barangkali mulai dari membuka perwakilan dulu,” kata Direktur Utama Bank Rakyat Indonesia (BRI) Suprajarto, Jumat (19/5). Suprajarto mengatakan BRI telah memiliki kantor perwakilan di Hong Kong dan direncanakan ditingkatkan menjadi kantor cabang penuh. Namun, ia memperkirakan Taiwan justru memiliki potensi pasar, khususnya pengiriman uang (remitensi) jauh lebih besar dibandingkan Hong Kong. Menurut dia, pertumbuhan jumlah TKI yang sangat pesat di Taiwan menjadi pertimbangan tersendiri untuk memperluas bisnis ke sana. Hingga saat ini, kata dia, jumlah TKI di Taiwan mencapai 250 ribu orang, sedangkan di Hong Kong masih berkisar 150 ribu orang. “Di Taiwan jumlah TKI per bulan bertambah 2.500 orang,” kata Suprajarto. Selain dari sisi kuantitas, menurut dia, prospek pendirian kantor perwakilan di Taiwan secara kualitas cukup bagus karena gaji para TKI di Taiwan termasuk paling tinggi diban­ding di negara-negara lain di Asia. Tingkat perlindung­ an TKI oleh pemerintah setempat juga lebih bagus dibanding di negara lainnya. Meski demikian, Suprajarto mengaku masih akan mematangkan keinginan memperluas bisnis ke Taiwan itu bersama jajaran direksi BRI lainnya. Rencana itu, kata dia, juga masih akan dikonsultasikan dengan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) serta Bank Indonesia (BI). (ANT/E2)


LAMPUNG POST

senin, 22 mei 2017

I 11


OPINI

12 I senin, 22 mei 2017

LAMPUNG POST

Pedang Bermata Dua Bernama Dana Desa Sambungan dari Hlm. 1

O

TONOMI desa ini bukanlah suatu pe­pesan kosong yang biasanya diberikan oleh negara pada masa lalu. Hal ini dibuktikan dengan kewajiban transfer dana desa oleh Pemerintah Pusat untuk setiap desa dengan jumlah yang bisa dikatakan fantastis. Tercatat, dana desa dari tahun ke tahun terus mengalami peningkatan. Pada 2015, anggaran dana desa adalah Rp20 triliun, pada 2016 Rp47 triliun, dan pada 2017 Rp60 triliun. Provinsi Lampung sendiri tercatat mendapat kucuran Dana Desa sebesar Rp1,9 triliun pada tahun 2017.

pajak yang tidak sesuai; dana disimpan bukan di rekening desa; serta kelebihan perhitungan volume RAB. Saya melihat bahwa desa tidak siap dan gagap dalam menerima dana desa yang besar ini. Evaluasi di atas menunjukkan penggunaan dana desa banyak yang menyalahi aturan secara administratif. Terlebih karena penggunaan dana desa harus diawali dengan penyusunan rencana pembangunan desa sehingga dapat terukur. Kegagalan dan ketidakmampuan dalam penyusunan dokumen perencanaan pembangunan desa dan laporan penggunaan dana desa menjadi salah satu penyebab terjadinya penyimpangan penggunaan dana desa.

Penyimpangan Dana Desa Dana desa merupakan dana yang diberikan Pemerintah Pusat untuk desa dan desa adat dan digunakan untuk membiayai penyelenggaran pemerintahan, pembangunan, serta pemberdayaan masyarakat, dan kemasyarakatan. Dana desa sendiri berdasarkan peraturan perundang-undangan diprioritaskan untuk membiayai pembangunan dan pemberdayaan masyarakat Desa. Oleh karena itu, pelaksanaannya diutamakan melalui cara swakelola dengan menggunakan menyerap tenaga kerja dari masyarakat desa setempat sehingga penghasilan dan peningkatan daya beli masyarakat desa terjaga. Selain itu, juga untuk membiayai kegiatan pemberdayaan yang mendorong masyarakat produktif secara ekonomi. Permasalahan yang muncul kemudian, dengan dana yang bisa dibilang fantastis ini, desa dan pemerintah daerah kaget dan terlihat tidak siap. Hal ini terlihat dari banyaknya penyimpangan dan kegagalan-kegagalan yang terjadi dalam menyikapi dana desa. Padahal, dana desa dapat menjadi senjata pembangunan yang komprehensif. Hasil evaluasi dana desa tahun 2015 dan 2016 yang dirilis oleh Kementerian Keuangan menunjukkan beberapa penyimpangan yang umum terjadi yaitu masih terdapatnya penggunaan dana desa di luar prioritas penggunaan; pekerjaan konstruksi untuk pembangunan desa yang dilakukan seluruhnya oleh pihak ketiga; hasil pengadaan yang tidak dapat digunakan/dimanfaatkan; pengeluaran dana desa tidak didukung dengan bukti yang memadai; kelebihan pembayaran; pemungutan dan penyetoran

Pedang Bermata Dua Derasnya dana desa sebagai sebagai kebijakan desentralisasi anggaran hingga ke perdesaan sebenarnya merupakan upaya pemerataan pembangunan dan jalan bagi

Di Lampung dana desa telah memakan seorang kepala desa di Lampung Tengah yang sudah dijebloskan ke penjara. Laporan-laporan dan kasuskasus dana desa dari berbagai daerah juga meningkat. penguatan pemberdayaan desa. Tujuannya tentu saja agar desa berdaya sehingga dapat menciptakan trickle down effect pembangunan dan kesejahteraan masyarakat desa. Namun, di sisi lain, seperti pedang bermata dua, dana desa yang dikucurkan membuka peluang bagi oknum-oknum kepala desa untuk meraup keuntungan pribadi. Kecenderungan penyalahgunaan dana desa terlihat dari catatan ICW yang mencantumkan pemerintah desa sebagai salah satu lembaga baru yang mulai rentan terjadi praktik korupsi. Selama 2016, Indonesia Corruption Watch (ICW) mencatat 62 kasus korupsi di pemerintah desa dengan nilai korupsi Rp18 miliar. Di sisi lain, Kementerian Desa mencatat terdapat 600 laporan penyalahgunaan dana desa yang masuk.

nuansa

Kapok Bandel

T

Sementara itu, KPK menerima sebanyak 300 laporan masyarakat soal dugaan penyelewengan dana desa. Di Lampung sendiri, dana desa telah memakan seorang kepala desa di Lampung Tengah yang sudah dijebloskan ke penjara. Laporan-laporan dan kasus-kasus dana desa dari berbagai daerah di Lampung juga semakin meningkat. Jika ini terus berlanjut, dana desa menjadi pedang bermata dua yang malah merugikan bagi pembangunan desa dan masyarakat desa.Disisi lain, perlu juga dipikirkan agar desa tidak menjadi takut akan kriminalisasi yang biasanya diinisiasi oleh oknum LSM atau oknum aparat penegak hukum demi beberapa lembar rupiah. Terlebih jika kesalahan tersebut merupakan kesalahan administrasi dan tidak memiliki niat jahat. Oleh karena itu, terdapat beberapa hal yang harus dilakukan oleh kita semua. Pertama, melakukan bimbingan teknis administrasi dalam penyusunan dokumen perencanaan pembangunan, dokumen laporan penggunaan dana desa, dan dokumen administrasi desa lainnya. Apalagi penyelewengan dana desa saat ini sering terjadi karena minimnya pengetahuan dan kemampuan administrasi bagi pengemban pemerintahan di desa. Kedua, melakukan kolaborasi antara universitas dan desa dalam hal kerja sama di berbagai bidang, mulai penguatan ekonomi, pertanian, kelembagaan, sampai dengan bantuan hukum. Dengan keterlibatan aktif universitas, selain desa akan kuat secara keseluruhan, juga akan tercipta penguatan pendamping desa sebagai elemen penting pembangunan desa. Ketiga, melakukan penguatan sistem keuangan desa baik dari segi SDM maupun dari sistem aplikasi informatika sehingga penggunaan dana desa menghasilkan output dan outcome yang baik. Dengan alasan itu, pemerintah membuat aplikasi sistem keuangan desa (siskudes) agar pelaporan penggunaan dana desa menjadi lebih sederhana. Hal ini tentu saja harus diikuti dengan upgrading kemampuan aparatur desa dalam menguasai sistem aplikasi tersebut. Dengan beberapa hal tersebut, diharapkan penggunaan dana desa bisa lebih berdaya dan digunakan sesuai dengan politik hukum pemberian dana desa, yaitu agar desa mandiri dan kuat. n

SURAT PEMBACA

Surat Pedagang Pasirgintung YTH Bapak Wali Kota Bandar Lampung. Dengan hormat. Kami yang bertanda tangan di bawah ini atas nama pedagang Pasar Pasirgintung. Melalui surat ini, kami sangat memohon kepada Bapak Wali Kota Bandar Lampung yaitu memohon keadilan dalam masalah penarikan retribusi pasar yang berdasarkan Peraturan Wali Kota Bandar Lampung No. 101 Tahun 2011 dan penarikan retribusi kebersih­ an yang berdasarkan Peraturan Wali Kota Bandar Lampung No. 99 Tahun 2011. Di Pasar Pasirgintung kami ditarik retribusi berkali-kali, lima sampai enam kali dalam satu hari, dan tidak diberi karcis sesuai dengan peraturan wali kota. Sesuai dengan tarif yang telah ditentukan Bapak Wali Kota Bandar Lampung (terlampir) tarif tersebut, sedangkan pasar lain seperti Pasar SMEP, Tugu, Kangkung, Panjang, dll hanya ditarik dua kali saja dalam satu hari, yaitu satu kali retribusi pasar, satu kali retribusi kebersihan pasar. Pasar Pasirgintung operasi pasarnya tidak beda dengan pasar-pasar lain yang ada di Bandar Lampung, buka subuh tutup sore. Kalau Bapak Wali Kota tidak percaya, boleh dicek langsung di lapangan/di pasar, hanya pertokoan saja yang ditarik dua kali dalam sehari. Bapak Wali Kota Bandar Lampung yang terhormat, mungkin hal ini yang terjadi sebagian sudah bisa dikatakan pungli, karena seharus-

PARTISIPASI OPINI

11. Husin Rp0 (Setornya ke Dinas Kebersihan Kota) Total Rp2.835.000 Uang tersebut dari hasil setoran petugas tersebut ke kepala pasar, yang disetorkan ke kas daerah oleh kepala pasar hanya Rp1.302.000, jadi sisa uang yang ada dari hasil setoran tersebut yang dimakan ataupun diambil kepala pasar untuk kepentingan pribadi: Rp2.835.000-Rp1.302.000 = Rp.1.533.000. Jadi, dalam satu bulan kepala pasar makan uang dari Pasar Pasirgintung sebesar Rp45.990.000. Dan untuk Bapak ketahui dengan ada banyak petugas tersebut menurut petugas yang menarik retribusi adalah perintah kepala pasar yang baru, petugas yang baru diperintahkan kepala pasar tersebut adalah 1. Hedar, 2. Ijal, 3. Mursalin, 4. Zaenal. Dalam hal ini kami mohon atas nama pedagang kepada Bapak Wali Kota Bandar Lampung untuk segera dapat ditertibkan pungutanpungutan tersebut seperti pasar-pasar yang lain demi kenyamanan dan keadilan kami pedagang yang ada di Pasar Pasirgintung. Demikian atas perhatian Bapak dalam hal ini, kami sangat mengucapkan terima kasih kepada Bapak Wali Kota. Atas nama pedagang Pasar Pasirgintung. Wagimin Pedagang Pasirgintung

pak de pak ho Kejati Lampung serius tindak lanjuti pengaduan dana desa.

Penyelewengan dana publik harus diusut sampai tuntas!

n SUGENG RIYADI

pojok Pengiriman 17.600 bungkus rokok ilegal berhasil digagalkan. Pemusnahan barang bukti biasanya dengan cara dibakar. n Presiden Joko Widodo menegaskan Pancasila sudah final. Pancasila sebagai perekat bangsa sudah teruji sejak 72 tahun silam.

Lampung Post menerima opini orisinal dan tidak dikirim ke media lain, tak lebih dari 6.000 karakter. Kirim via e-mail ke opini@lampungpost.co.id dengan mencantumkan nomor kontak dan rekening bank. Kami mengutamakan tulisan yang mengkaji fenomena aktual di lingkungan masyarakat Lampung. Setiap artikel/tulisan, foto atau materi apa pun yang telah dimuat di Lampung Post dapat dipublikasikan atau dialihwujudkan kembali dalam format digital dan atau nondigital tetap merupakan bagian dari harian ini.

Direktur: Usman Kansong. Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab: Iskandar Zulkarnain. Pemimpin Perusahaan: Prianto A. Suryono. Dewan Redaksi Media Group: Bambang Eka Wijaya, Djadjat Sudradjat, Elman Saragih, Gaudensius Suhardi, Laurens Tato, Lestari Moerdijat, Najwa Shihab, Putra Nababan, Rahni Lowhur Schad, Saur Hutabarat, Suryopratomo, Usman Kansong. Kepala Divisi Pemberitaan: D. Widodo. Kepala Divisi Content Enrichment: Iskak Susanto. Kepala Divisi Percetakan: Kresna Murti. Asisten Kepala Divisi: Nova Lidarni, Musta’an Basran, Sri Agustina, Rinda Mulyani Sekretariat Redaksi: Nani Hasnia.

nya penarikan retribusi Pasar Pasirgintung tidak harus dibedakan dengan pasar-pasar yang lain, yaitu dua kali dalam satu hari yaitu retribusi pasar dan retribusi kebersihan. Untuk Bapak ketahui petugas-petugas yang ada di Pasar Pasirgintung ada 11 orang yaitu di dalam pasar los amparan batu ada empat orang yaitu 1. Toyok, 2. Kana, 3. Hedar, 4. Mursalin,. Di Jalan Pisang ada lima orang yaitu 1. Rujami, 2. Harun, 3. Bidin, 4. Zaenal, 5. Ijal. Di Jalan Imam Bonjol ada 5 orang yaitu 1. Husin, 2. Harun, 3. Rujami, 4. Roy, 5. Ijal. Di pertokoan ada dua orang yaitu 1. Roy, 2. Toyok, yang seharusnya masing-masing lokasi tersebut di tarik retribusi hanya dua kali: retribusi pasar dan retribusi kebersihan. Untuk Bapak ketahui setoran ke kepala pasar dari masing-masing mereka petugas tersebut telah kami dapat dari sumber yang tepercaya hanya 50% saja yang disetorkan ke kas daerah. Ada pun setoran dari 11 petugas yang ada ke kepala pasar: 1. Toyok Rp370.000 2. Kana Rp165.000 3. Hedar Rp180.000 4. Mursalin Rp250.000 5. Rujami Rp450.000 6. Harun Rp235.000 7. Bidin Rp160.000 8. Zaenal Rp500.000 9. Ijal Rp350.000 10. Roy Rp150.000

IDAK selamanya ketegasan dalam mengambil tindakan membuahkan hasil yang sesuai harapan. Terkadang hanya dengan menggunakan trik-trik biasa, orang menjadi memahami apa yang kita kehendaki, karena hatinya yang pa­ling dalam tersentuh. Nah, untuk mencari dari pintu mana bisa menyentuh hati yang paling dalam ini, terkadang orang tidak tahu. Saya teringat pada perilaku seorang sahabat, n LAMPOST/hendrivan seorang perwira polisi yang mengomandoi satuan Aris Susanto bidang lalu lintas di Polres Lampung Tengah. Wartawan Lampung Post Sikapnya yang bersahaja dan bersahabat membuat orang lain menghargai dan menghormatinya. Kita ketahui bersama, jalan lintas utama di Lampung Tengah merupakan kawasan padat arus lalu lintas, mulai Senin hingga akhir pekan, terutama pada jam sibuk pagi dan sore, karena banyak pegawai dan masyarakat dari arah Bandar Lampung yang ingin segera sampai ke kantornya dan sebaliknya saat sore mereka kembali ke Bandar Lampung, tak terkecuali para siswa sekolah yang memburu waktu agar tidak terlambat. Di sisi lain petugas lalu lintas tak kalah sibuk mengatur arus kendaraan, termasuk membantu anak anak sekolah dasar yang hendak menyeberangi jalan. Belum lagi jika ada truk yang menghalang jalan karena pecah ban atau patah as roda. Dengan masih rendahnya kesadaran sebagian pengendara sepeda motor untuk melengkapi diri dengan helm berstandar SNI, idealnya kondisi ini bikin pening Sang Kasatlantas. Namun, tidak dengan AKP Kadir Ahmad yang saya kenal memiliki pribadi sederhana dan bersahaja itu. Suatu hari, dia menceritakan betapa sulitnya mengajak dan mengarahkan masyarakat agar bersepeda motor secara tertib dan selalu menggunakan helm. Padahal, itu semua untuk kebaikan pribadi pengendara. Berbagai cara dilakukannya agar pengendara mematuhi peraturan lalu lintas supaya tercipta keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran di jalan raya. Menurutnya, hasilnya masih banyak yang kucing-kucingan dengan petugas alias bandel. Di antara pengendara sepeda motor, ada seseorang yang bandel luar biasa, enggak mau menggunakan helm. Padahal setiap pagi orang itu melintasi jalan raya di depan Polres. Suatu pagi, sobatku ini menghentikan pengendara itu. Dengan sapa dan senyum bersahabat. Dia mengajak pengendara motor yang hendak mengantar anaknya ke sekolah itu menepi menuju pos Polantas. Mungkin pengendara itu menduga akan ditilang karena tidak menggunakan helm. Dugaan itu ternyata salah. Sahabatku itu hanya mengajak ngobrol ngalor-ngidul yang membuat si pengendara tidak berani menyudahi obrolan. Tanpa disadari pengendara tadi, jam sekolah anaknya sudah tiba dan terpaksa anaknya terlambat masuk. Keesokan harinya, begitu lagi. Saat teman saya itu melihat pengendara yang kemarin melintas tanpa menggunakan helm, kembali dihadangnya dan diajak ngobrol sampai anaknya terlambat sekolah. Namun, untuk kali yang ketiga, teman saya tersenyum, begitu melihat pengendara yang kemarin dia hentikan sudah menggunakan helm. Begitu rupanya cara menegur orang yang bandel di negeri ini. “Kalau saya tilang, mungkin dia akan mengulang lagi dan kucing-kucingan. Tampaknya orang itu sudah kapok bandel dan malu ketemu saya,” ujarnya. n

Redaktur: Abdul Gofur, Iyar Jarkasih, Muharram Candra Lugina, Padli Ramdan, Vera Aglisa, Wiwik Hastuti.

Desain Grafis/Foto Redaktur: Hendrivan Gumala, Asisten Redaktur: Sugeng Riyadi, Nurul Fahmi, Ridwansyah.

Biro Wilayah Selatan (Lampung Selatan): Herwansyah (Kabiro), Aan Kridolaksono, Juwantoro.

Asisten Redaktur: Aris Susanto, Dian Wahyu Kusuma, Eka Setiawan, Fathul Mu’in, Ricky P. Marly, Rudiyansyah, Susilowati, Wandi Barboy.

Lampung Post Education Center: Wiji Sukamto (Supervisor), Sumaryono

Senior Account Manager Jakarta: Pinta R Damanik.

Liputan Bandar Lampung: Adi Sunaryo, Asrul Septian Malik, Effran Kurniawan, Febi Herumanika, Firman Luqmanul Hakim, Ikhsan Dwi Satrio, M Umarudinsyah Mokoagow, Nur Jannah, Setiaji Bintang Pamungkas, Triyadi Isworo, Umar Wirahadikusuma, Zainuddin. Liputan Jakarta: Hesma Eryani, Luchito Sangsoko Radio SAI-LAMPOST.CO. : Isnovan Djamaludin (Redaktur), Delima Natalia Napitupulu (Asisten Redaktur), Deni Zulniyadi. Publishing (Tabloid, Majalah, Buku): Rahmat Hidayat, Djadi Satmiko. Content Enrichment Bahasa: Chairil Anwar, Kurniawan, Aldianta.

Biro Wilayah Utara (Lampung Utara, Way Kanan, Lampung Barat): Mat Saleh (Kabiro), Aripsah (Asisten Kabiro), Eliyah, Hari Supriyono, Yudhi Hardiyanto, Candra Putra Wijaya, Yon Fisoma, Fajar Nafitra. Biro Wilayah Tengah (Lampung Tengah, Metro, Lampung Timur): Chairuddin (Kabiro), M. Wahyuning Pamungkas (Asisten Kabiro), Agus Chandra, Agus Susanto, Andika Suhendra, Djoni Hartawan Jaya, Suprayogi, Musannif Effendi Y. Biro Wilayah Timur (Tulangbawang, Mesuji, Tulangbawang Barat): Juan Santoso Situmeang (Kabiro), Merwan (Asisten Kabiro), Rian Pranata. Biro Wilayah Barat (Tanggamus, Pringsewu, Pesawaran): Widodo (Kabiro), Abu Umarali, Sudiono, Ahmad Amri.

Senior Account Manager Lampung: Syarifudin. Account Manager Lampung: Edy Haryanto. Account Manager Iklan Biro: Siti Fatimah. Manager Sirkulasi: Indra Sutaryoto. Manager Keuangan & Akunting: Handoko. Alamat Redaksi dan Pemasaran: Jl. Soekarno Hatta No.108, Rajabasa, Bandar Lampung, Telp: (0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi). Faks: (0721) 783578 (redaksi), 783598 (usaha). http://www.lampost.co e-mail: redaksi@ lampungpost.co.id, redaksilampost@yahoo.com. Jakarta: Gedung Media Indonesia, Kompleks Delta Kedoya, Jl. Pilar Raya Kav. A-D, Kedoya Selatan, Kebon Jeruk, Jakarta Barat. Telp: (021) 5812088 (hunting), 5812107, Faks: (021) 5812113. Kalianda: Jl. Soekarno-Hatta No. 31, Kalianda, Telp/Fax: (0727) 323130. Pringsewu: Jl. Ki Hajar Dewantara No.1093, Telp/Fax: (0729) 22900. Kotaagung: Jl. Ir. H.

Juanda, Telp/Fax: (0722) 21708. Metro: Jl. Diponegoro No. 22 Telp/Fax: (0725) 47275. Kotabumi: Jl. Pemasyarakatan Telp/Fax: (0724) 26290. Liwa: Jl. Raden Intan No. 69. Telp/Fax: (0728) 21281. Penerbit: PT Masa Kini Mandiri. SIUPP: SK Menpen RI No.150/Menpen/SIUPP/A.7/1986 15 April 1986. Percetakan: PT Masa Kini Mandiri, Jl. Soekarno - Hatta No. 108, Rajabasa, Bandar Lampung Isi di Luar Tanggung Jawab Percetakan. Harga: Eceran per eksemplar Rp3.000 Langganan per bulan Rp75.000 (luar kota + ongkos kirim).

DALAM MELAKSANAKAN TUGAS JURNALISTIK, WARTAWAN LAMPUNG POST DILENGKAPI KARTU PERS DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA ATAU MEMINTA IMBALAN DENGAN ALASAN APA PUN. Member of Media Group


PARIWARA PEMASANGAN

PARIWARA MESIN FOTOCOPY

INDOCOOL, AC bar u. Pasang Service, Sparepart, Tirtayasa 0721- 8013130.085101581133/ Antasari 085266133838. WINDA AC. Jual beli AC bar u / second, Rental AC, Service AC dll. Minggu buka. Hub. 0812.7921.648, 0852.7954.2465

AHLI GIGI RAMA DENTAL psng gigi palsu, psng kawat gigi Jl. Antasari dpn bioskop sinar & Jl. Urip Sumoharjo no.104 bdl Hub. 0812.7945122

ALAT PEMADAM CV DATAM Menjual & Isi Ulang Alat Pemadam Kebakaran, Hub. Syahril 0821.8401.4555 / 0815.4089.8424.

DEPOT AIR MINUM BERKAT FILTER spesialis pembuatan depot air minum iis ulang / RO grosir ^ eceran . anda ingin buat depot air minum DI ISNI TEMPATNYA. Dana anda minim tp ingin untung bsr dsn hrg mlai dr 9 jtan (mngtsi air coklat kuning bau dll) 0821.8537.9610, 0896.9371.6333

INDEKOST Kos2an/Kontrakan lok Strategis jl. Kartini Dkt Moka Fas Air bor,KM Dlm , Listrik(PLN+Genset)AC Tlp 255833-085384900989

KEHILANGAN S T N K D 1 3 5 8 M V, N k . IR053ZEC267403606, Ns. ZZ4529784, an. Lely Andewi A. STNK BE 3355 EI, Nk. MH1JF6117DK511514, Ns. JF61E-1504908, an. Purwanto

CV. Mitra Abadi. Jual s ewa p e r b a i k a n s u k u cadang & tinta photo copy. H u b . 0 8 1 2 . 7 9 0 9 . 8 9 8 / 0851.0880.5050

MUKENA GROSIR MCM2 MUKENA, Baju Tidur dan Daster, Djmn Bhn Bgs, Adem & Tdk Luntur, Perum Bukit Bilabong Jaya Blok C1 No. 1-2, Tlp. 0812.7217. 7449 & 0823.0734.4000 & 0812.7805. 9125 / Pin 5C53715C

PERCETAKAN Cristal 15.000 stp warna,semua jenis ctk disc 40%(member) bhn baku gg war na mulai 5000,karet plas 75.000,tinta 5cc 6000,runaflek 50.000 perc & stempel warna Fredi Jaya 08127966115 Plaza Pos Lt 1 Hanoman.

PENGINAPAN PONDOK PALAPA, Harga Mulai Dari 95.000/Hari, Di Pusat Kota, Fas : Ac, Tv, Km Pribadi, Breakfast, Parkir Luas, JL. P.E.M NUR 7623158, 7188333, 087899764477, 085380151888

RACUN API CV. CAHAYA ABADI. Menjual berbagai apar+pengisian ulang Jl. Yos Sudarso 138 C ( d p n B u d i Wa h a n a M o tor). Hb. 085107520099, 081278001238.

SANGGAR BUNGA VANIA FLORIST. JASA SEWA PAPAN BUNGA DISKON HARGA – GRATIS ANTAR. HUB.0812.6818.5707 WA.089514510132.

SUMUR BOR

STNK BE 4175 NR, Nk. MH1JBE214CK194441, Ns. JBE2E-1192131, an. Wijianto

SALEH BOR trm pembuatan sumur bor, bor mesin, servis pompa air. Hub. 0821.8687.2897

STNK BE 4438 BD, Nk. MH4LX150CDKP69728, Ns. LX150CEPA7854, an. Koprasi Karyawan Tower

SUKIR BOR tr m ser vice / pembuatan sumur bor, harga nego. Hub. Mang Sukir 0821.8107.1091.

STNK BE 7405 MF, Nk: MH8BF45DA7j-137961, Ns: F496ID-170928, an. Salim

KOLAM RENANG PT. HANJUANG JAYA ABAD I . J s a Pe m b u a t n , m e n j u a l prltn,obat2 an kolam renang jl. P. Antasari no. 85 B. Lampung. 0853.6995.4129

LAMPUNG SELATAN DEALER MOTOR Hanan Motor, jual beli sepeda motor casH/kredit second/baru, motor tua bs tkr mtr baru. Hub. Rini/Dudung 0853.81010952/ 0856.69329345

IKLAN

DEPOT AIR MINUM Tiga Putri (Ro) Depeot Air Minum isi ulang Ro & mineral di proses secara microflitrasi, ozomisasi, ultra violet, bersih higinies & terjamin, siap antar. Hub. 0823.0211.5353, 0812.7211.5353

KOMPUTER SANGGAR COMPUTER terima rental, pengetikan, aksesoris, ser vice, cd program, photo & video shooting, Jl.Veteran Bumi Agung Kalianda, hP.0812.7257.908, 0852.7878.7878 Telp.(0727) 322763

RANGKA ATAP BAJA LANGGENG TRUSS menjual rangka atap & baja ringan, genteng metal, genteng pasir, baut, hoilow & appan gypsum dgn pemasangan dll. Hub.0822.8152.0249

SANGGAR RIAS Sanggar Rias Pengantin Dzaskia sediakan berbagai model rias, unt pesta Pernikahan,acr perpisahan dll,menyediakan tenda paket, hrg murah hub. 0833.7752. 4448

SERVIS HANDPHONE Solusi cepat BLACKXP COMSELL, servis handphone dan Laptop segala kerusakan hub 0813.1672.2662

TENDA

TULANG BAWANG

TOKO ELEKTRONIK

bakso beranak berbagai variant harga,mie ayam & aneka

ATAP BAJA RINGAN

Toko Karunia Elektronik me-

jus buah segar, trm pesanan

nyediakan berbg jenis brg

CV PRIMA JAYA BAJA melayani pemasangan & penjualan atap baja ringan, pagar beton, plafon gypsum & plafon pvc Jl.Lintas Timur samping pom bensin Unit 2 hub.0813.7987.8747/0852.7 313.1010

Jl.Perintis belakang Butik Gloria

elektronik & alat listrik ber-

samping toko keramik Chandra

bgi mrek. hrg nego. Jl. Lin-

Pasar Unit 2 Tulang Bawang.

tas Timur Ps.Unit 2 Tulang

Hub.0822.7806.9529

TOKO

Bawang. Hub. 082178215573/ 082178215548

Toko Duta Tehnik menjual AC & sparepar t AC, mesin cuci, kulkas (original) & pelayanan service garansi & non garansi semua merk Panasonic, Sharp, LG, Mitsubishi, Daikin, Jl.Lintas Timur Unit 2, 0726.750340, 0812.7231064

nyediakan es ketan duren den-

- Pria, usia maksimal 25 tahun - Pendidikan SI jurusan Teknik Lingkungan - B e r t a n g g u n g j a w a b , j u j u r, m a m p u berkomunikasi dengan baik - Mengerti dan memahami ISO 14001, 5 S, GMP, SMK3 dan ISO 22000 - Lebih diutamakan memahami mengenai Proper - Fresh graduate atau berpengalaman di bidang yang sama

Jl.Ethanol Unit 2 Tulang Bawang, hub.0823.7383.7383.

WARUNG BAKSO

Kirim lamaran lengkap beserta CV, pasphoto dan cantumkan kode pada subyek email ke: HRD & GA PT. SO GOOD FOOD Jl. Raya Negeri Sakti Km 12 Desa Negeri Sakti Kecamatan Gedung Tataan Kabupaten Pesawaran – Lampung 35366 recruitment.sgflpg@gmail.com

Warung Bakso Beranak Mbak Vika menyediakan

SERVICE FERI KOMPUTER melayani ser vis laptop mati total & pemasangan cctv, Jl.Ethanol Pasar Uit 2 Tulang Bawang. Hub. 0821.8313.9993.

PROPERTY

Permata Printer Mnrma service printer, komputer & laptop, mlyni pemsgn reset,infus,epson Lseries,refil toner, servis inject, laser jet & dot matrik.jl Cendikia No.1 Komp.Wonodadi Tri Tunggal Jaya (blkg SD Cendikia) Hub. 0726-7758006/085369837076

TANAH DIJUAL TANAH LS ( 8X45,5 M2) Jl. Raya Pekalongan No.19 .jl. hanya 200 m dr Ps. Pekalongan. Hub. 08112531708/081364103 963/082225988387.

TOKO SEPEDA TOKO DAMAI menjual sepeda anak-2, dewasa, roly u/ bayi, spare park sepeda dll dari berbagai merk, Jl.Kesuma Bangsa Way Urang depan Telkom hub.0821.8315.4479

Dijl tnh sertifikat TP.Perum Korpri. LT.425 Blok A13 No.12 H 600 Jt Ng 085384435555 Tanah luas 1165 m2 ( shm) lokasi Yosodadi ( blkng SMAN 1 Metro) hub 082298157500 Tanah Luas 5000 m2 (shm) lokasi 29 Banjarsari Hub 082298157500

GEBYAR SUZUKI! PROSES CEPAT, SYARAT MUDAH DP MURAH ANGSURAN RINGAN

hub.081373326633 TP

New Carry Pick Up

VARIASI MOBIL

+ KULIT. Dapatkan Discoun setiap pemasangan jok mobil, 2 baris Rp 2.000.000,-,3 Baris Rp 3.000.000,Jl. AR Hakim Ruko Autopart Blok A10. Hub.0812.7206.1144

MOTOR DIJUAL Dijual KAWASAKI Z 250, 2 silinder th 2016.jrg di pkai,a.n sendiri, km 3600+bonus knalpot recing,pjk s.d maret 2017.hrg 44,5 jt.nego.BPKB

DAIHATSU IKUTAN LEBARAN AYLA

New

DP mulai 14 JT-an

GRANMAX PICK UP DP 14 JT-an DP 9 JT-an PESAN DARI SEKARANG SALES PALING LARIS MANIS

New Karimun

New

AGYA

PT PERSADA LAMPUNG RAYA SUZUKI MOBIL TANJUNG KARANG PUSAT

IGNIS

1200 CC

OPEN INDENT

NEW

ERTIGA

CALYA

DP 12 JT-an Angs 2,1 JT

AVANZA

DIESEL HYBRID

New Ertiga New Ignis

THOMAS LIM

0821-8558-6468 PIN BB 5F690B8F

ANDA TELP......... NENG DATANG

SIGRA DP 12Jt-an AYLA DP 12Jt-an XENIA DP 15Jt-an TERIOS DP 20Jt-an GRANMAX PU DP 10Jt-an

Dijual kebun sawit 17 Ha (u/ invest) Rp 95 Jt/Ha Ng sdh menghasilkan 2500 batang di Way Kanan Lampung. Dijual u/ bangun pesantern. Hub. 0813.6975.7518.

“SPESIAL PROMO LEBARAN” DP RINGAN ANGSURAN TERJANGKAU

FERDI (cokie) MAS RYAN 0813.6911.5903

0812.7880.5675

TANAH DIJUAL Djual kebun kelapa L40.000m2,SHM,lok:Desa Sindang Anom Kec.Sekampung Udik LamTim 081268134726.

Pick Up

Tanah 30.000m2 di Pantai Padang Cermin pondoh,hrg 30.000/m.cck. u.pariwsta Hub. 081540885590

DIDIT HERMANSYAH 0822.1331.6110 0812.7167.2100 HONDA BRIO MOBILIO B-RV H-RV JAZZ CITY C-RV

DP. 20 JT DP. 17 JT

AYLA

New

DP. 40 JT DP. 49 JT DP. 72 JT

PROSES GAK RIBET DAPATKAN HADIAH SEKARANG JUGA

WANDI

0812-7381-3939

SIGRA

DP. 29 JT DP. 51 JT

PROMO AWAL TAHUN

DP 10Jt-an

MELAYANI SEPUAS ANDA, DATA DIBANTU

www.hargadaihatsulampung.com

DP

12 JT

DP

12 JT

DP

9 JT

ARA

0821.7158.9838 GREAT XENIA 1300 CC DP 10 JT-an

GRANMAX PU

XENIA

Angs 2,8 JT

AYLA

SIGRA

GRANMAX PU

TERIOS

DP

11 JT

PROSES GAK RIBET, DAPATKAN HADIAHNYA SEKARANG JUGA

IKIN 0853-7788-2111

KITA KASIH LEBIH

CV TANRUA GILIRAYA Pengadaan/Pengisian PEMADAM KEBAKARAN Jl. Imam Bonjol 423 B Langkapura

Hub : 0721

- 260320 0853.7877.1111 0816.411.233

Rawa-2 Kalianda Lampung Selatan

HP. 0813.7937.7089

KEBUN SAWIT DIJUAL

CARRY

FAHMI MONICA MAS REYMOND WA 0853.6836.6801 ROHMAN 0812-7894-6666 0812.7950.0102 0821-765-66661 Pin BB 538CAF94 FIKRA 0822.8297.9676 PIN BB 5FA273F1 WA 0853.7808.7802 Neng

Jual Tanah ls.9600 m2,Jl. Raya Pekalongan ,lok ckp trategis ,cck untk apa sja dkt pom bensin & 500 m dri pasar pekalongan ,6 km dri metro 600rb/m.hub. 0811.2531.708, / 0813.6910.3963./ 0822.2598.8387

DP 9 JT-an Angs 2,9 JT

SIGRA DP 13Jt-an XENIA DP 11Jt-an New AYLA DP 13Jt-an GRANMAX DP 13Jt-an

Tanah ukr. 825 m2 ukr. bangunan 400m2 Jl. Budi Utomo Rt 02 Rw 04 Gadingrejo ada kolam ikan siap panen buka harga 875 nego no hp 081366302664.

Di jual rmh baru 2kmt,2wc,LT 93m2, SHM susunan bar u harga nego T.Karang Barat 0813.1688.3134

lgsng diambil dr leasing.over

TERMURAH.!

Djual rmh/kos-kostan dgn 10 kmr,luas tnh: +750m2, SHM, Jl.Jambu 1No.12 Gedung Meneng Bandar Lampung. Hub. 081268134726

RUMAH DIJUAL

S I N A R J AYA S I D O M U LYO menjual batu alam, paving, batako, kusen cor, tiang cor, gorong-2, propilan dll. Hub. 0852.7666.4444.

Hp.0811.790233

Distributor MBTECH + ACCURA

TANAH & BANGUNAN DIJUAL

PAGAR PANEL BETON System Knock Down tebal 5cm, lbr. 40cm, Pjng. 240cm, besi tiang min. 10mm SNI, a/t. Kota Metro, Hub. 0812-18002417/081330985859

TOKO LEDYANA JAYA menjual berbagai mcm bahan bangunan sper ti kramik, semen, tower, cat & lain-2. Kami siap antar Hp.0812.7413.4977.

Putih, terawat, mulus. Hrg nego.

BANDUNG MODERN VARIASI.

KOST-KOST-AN DIJUAL

PANEL BETON

TOKO BANGUNAN

angsrn (2,7/bln),99%spt br

Dijual TERIOS’2015, Plat BE,

Urgently ST mx 27 th, pria pddkn SI, EDP mx 25 th SMK Jur TKJ, Mekanik mx 25 th SMK Jur Otomotif. Dtg lgs dg lmr lkp Jl. Tembesu No. 8 Campang Raya Bdl

HEALTH SAFETY ENVIRONMENT ( HSE )

gan berbagai varian isi & rasa,

Tenda Pelapon heboh/pelangit lampu hias,tenda pelapon biasa. rias pengantin & dekorasi pelaminan nasional & modern,adat Jawa, Sunda,Sumatera dll. muslim jilbab. Hub. 08127220763

kredit: 25 jt nego.tinggal 8x DAIHATSU

LOWONGAN

PT. SO GOOD FOOD perusahaan yang bergerak dalam bidang industri Makanan, membutuhkan tenaga profesional yang berkualitas untuk bergabung dalam posisi sebagai berikut :

OTOMOTIF MOBIL DIJUAL

BANCAR 0812.7960.7819. PIN 2B1414BE WENI 0812.8568.2530 AYU 0895.3325.72732, 0813.7930.5507

USAHA Warung Pos Ketan Duren me-

Toko Aneka Buku menjual buku tulis, buku pelajaran, alat tulis, Al Qur’an, bingkai foto, gitar, alat rebana dll Jl. Etanol Unit 2 Tulang Bawang Hub. 0813.6900.6440,

0721-783.593, 783.679 Ext.1065

Desain rumah, ruko dll.

AC

I 13

SENIN, 22 MEI 2017

NIRWANA ARSITEK

LAMPUNG POST

100 JT-an

Angs 2,6 JT

DP 6 JT-an

PROSES CEPAT DATA KILAT

DONI

0821.8598.2211

KaNika Home SPA & Poll-CMN

Menyediakan Fasilitas : SALON KHUSUS WANITA SWIMMING POOL INDOOR (Kolam Renang

Indoor khusus wanita hanya Rp. 25.000/orang

PAKET PREWEDDING PAKET PERAWATAN (akhir tahun diskon 10%)

Rileks Dengan Paket ASOKA SPA Harga Mulai dari

Rp. 120 Ribu

Jl. Gatot Subroto No. 21 Pahoman - Bandar Lampung Telp/WA/Line 0813-63226446 0812-71010469 BBM : 5D2EA1E6 – 5D4300D8 Email : ind_pratama@yahoo.co.id


14 I senin, 22 mei 2017

PENDIDIKAN

LAMPUNG POST

Mahasiswa Harus Kuasai Ilmu Digital Munculnya berbagai aplikasi digital seharusnya mendorong generasi muda lebih kreatif. SETIAJI B PAMUNGKAS

P

EMUDA khususnya mahasiswa didorong untuk meningkatkan pengetahuan dan kemam­ puannya di bidang digital­ isasi. Banyaknya anak muda yang menguasai dunia digi­ talisasi dan mampu mencip­ takan berbagai aplikasi digi­ tal akan mendorong berkem­ bangnya ekonomi kreatif dan dapat menciptakan solusi untuk berbagai permasalah­ an di suatu daerah. Hal tersebut disampai­ kan Direktur DJ Corp Davit Kurniawan dalam event Google I/O Extended yang diadakan di Kampus IBI Darmajaya, Jumat (19/5) malam. Ratusan mahasiswa antusias mengikuti kegiatan yang merupakan kerja sama Google Developers, Yayasan Alfian Husin, IBI Darmajaya, Gogo Campus, dan Krakatau Digital Movement itu. Kegiatan yang mengangkat tema Web technology firebase and Android tersebut, menu­ rut Davit, menjawab fenom­ ena mahasiswa Lampung

yang semakin haus akan ilmu digital. “Luar biasa antusias mahasiswa Lampung tahun ini. Saya tidak menyangka mahasiswa yang mendaftar akan sebanyak ini, awalnya kami hanya memberikan 300 kapasitas, tetapi yang mendaf­ tar lebih dari itu,” kata Davit. Dalam kegiatan tersebut hadir dan menjadi pembi­ cara talkshow CEO I Grow Andreas Senjaya, CEO Ke­ bun Modal Edi Kurniawan, Irsan Rajamin sebagai co founder Habibi Garden, Nedi Sulendro sebagai CTO Iqro, Davit Kurniawan sebagai inisiator Krakatau Digital Movement, dan perwakilan dari Google Expert on An­ doroid Ibnu Sina Wardi.

Modal Aplikasi CEO I Grow Andreas Senjaya menjelaskan di era digital saat ini untuk menjadi pengusaha, seseorang tak perlu mempu­ nyai tanah berhektare-hek­ tare, melainkan hanya dengan membuat satu aplikasi yang bisa menjangkau kebutuhan masyarakat. Ia juga menjelas­ kan aplikasi, I Grow, yang

dirancang untuk membantu bidang pertanian dan meng­ hubungkan antara sponsor penanaman, petani, pemilik lahan, dan pembeli hasil pena­ naman dengan menggunakan teknologi cloud-based agricultural management software. Aplikasi yang dibuatnya sudah menjangkau semua dae­ rah yang ada di Indonesia, mu­ lai dari Jawa, Bali, Sumatera, dan merambah ke Sulawesi. Menurut Andreas, aplikasi tersebut sudah menjangkau lebih dari 1.300 sponsor pena­ naman, 1.200 petani, 800 ha penanaman, dan 300 ton lebih hasil panen kacang tanah. Senada dikatakan Andreas, Edi Kurniawan menyebut fenomena munculnya ber­ bagai aplikasi digital seha­ rusnya mendorong anakanak muda lebih kreatif dan mampu menciptakan aplikasi digital yang berdampak luas untuk masyarakat. “Melihat fenomena itu, saya berpikir bagaimana jika kita bisa membuat aplikasi pasar modal. Mengajak masyarakat untuk berinvestasi daripada menjadi seorang yang kon­ sumtif,” kata dia. (S2) setiaji@lampungpost.co.id

WISUDA SISWA Pondok Pesantren Sunatul Huda, Natar, Lampung Selatan, mewisuda 60 siswa MTs dan MA di pondok setempat, Sabtu (20/5). Pihak sekolah berharap siswanya bisa terus melanjutkan pendidikan hingga jenjang yang lebih tinggi. n LAMPUNG POST/DOK

Ponpes Sunatul Huda Mewisuda 60 Siswa SEBANYAK 60 siswa Ma­ drasah Tsanawiah (MTs) dan Madrasah Aliah (MA) Pondok Pesantren Sunatul Huda, Natar, Lampung Selatan, mengikuti wisuda kelulusan sekolah ang­ katan ke-6 tahun ajaran 2016/2017 di sekolah set­ empat, Sabtu (20/5). Siswa yang diwisuda terdiri dari 40 murid MTs dan 20 siswa MA. Wisuda ini dihadiri orang tua siswa, tokoh agama, masyarakat, serta para pimpinan pondok pe­

santren yang berasal dari Bandar Lampung, Lam­ pung Selatan, Pesawaran, dan Lampung Tengah. Ke p a l a M T s S u n a t u l Huda, Nasrullah, menga­ takan wisuda tahun ini bertema Mari kita tingkatkan mutu pendidikan dan pengembangan potensi untuk menciptakan siswa kreatif, inovatif, dan berdaya saing. Sekolah berharap siswa yang lulus dapat melanjutkan ke jenjang pendidikan berikutnya. “Bagi siswa MTs dapat

melanjutkan ke MA atau sederajat, sedangkan lulus­ an MA dapat melanjutkan ke perguruan tinggi atau mencari kerja sesuai de­ ngan keahlian yang dimi­ liki masing-masing siswa,” kata dia. Menurutnya, wisuda menjadi ajang silaturahmi dengan seluruh orang tua atau wali siswa. Pihaknya berterima kasih kepada orang tua yang telah me­ mercayakan anaknya untuk belajar di pondok pesantren. Semoga ilmu

yang diperoleh siswa dapat dikembangkan dan dite­ rapkan sehingga berman­ faat bagi orang lain. Lulusan terbaik, Asfi­ ah, mengatakan selama menimba ilmu di sekolah, siswa tidak hanya meda­ pat materi pelajaran juga diajarkan nilai-nilai agama dan pendidikan karakter. “Berbekal ilmu yang dida­ pat dari sekolah, semoga ke depan kami menjadi anak yang berguna bagi keluarga, masyarakat, dan bangsa,” katanya. (*2/S1)

Akademisi dan Politikus Ikuti Workshop Menulis Buku SEJUMLAH akademisi, poli­ tikus, dan pengurus orga­ nisasi keagamaan mengikuti pelatihan menulis yang di­ adakan Aura Publishing di Hotel Nuwono Tasya, Bandar Lampung, 20—21 Mei 2017. Kegiatan bertajuk Workshop and Coaching Nasional Menulis Buku-Buku Islami Populer ini menghadirkan penulis nasional best seller asal Yog­ yakarta, Dwi Suwiknyo. Dalam rilis yang diterima Lampung Post, Minggu (21/5),

peserta pelatihan antara lain anggota DPRD Provinsi Lam­ pung Budi Yuhanda, Rektor IBI Darmajaya Firmansyah, akademisi, pengurus Maje­ lis Pustaka dan Informasi Muhammadiyah Metro, Dewan Dakwah Islam In­ donesia Lampung, BKPRMI Lampung, dan perwakilan PKKPHAM Fakultas Hukum Universitas Lampug. Budi mengapresiasi pelatihan menulis ini. Ia mengaku beruntung dapat

meluangkan waktu meng­ ikuti workshop menulis dan saat ini sedang menyiapkan tiga judul buku yang akan diterbitkan. “Pelatihan ini memberikan masukan dan kritik membangun guna perbaikan dan kualitas konten buku yang sedang saya tulis. Kegiatan seperti ini sebaiknya digelar ru­ tin minimal enam bulan sekali,” kata dia. CEO Aura Publishing Ikhsa­ nudin mengatakan pelatihan

menulis ini diadakan untuk meningkatkan minat penu­ lis, terutama menilis bukubuku bertema islam populer. Pihaknya juga berharap li­ terasi di Lampung semakin hidup dan berkembang. “Kami berharap peserta da­ pat merealisasikan naskah­ nya untuk diterbitkan. An­ tusias 15 peserta pelatihan dapat terekam saat setiap peserta memaparkan naskah buku yang akan dibuat,” ka­ tanya. (TRI/S1)


HUMANIORA

LAMPUNG POST

Dilarang Berpolitik di Kampus Perguruan tinggi negeri yang memiliki akreditasi A hanya mencapai 7%. RUDIYANSYAH

K

AMPUS dilarang menjadi ajang berpolitik karena perguruan tinggi merupakan sarana para mahasiswa menimba ilmu pengetahuan untuk masa depan mereka yang lebih baik. Hal ini disampaikan Menteri Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi Mohamad Nasir usai membuka pertemuan rektor dan wakil rektor LPTK negeri se-Indonesia di Medan, Sabtu (20/5). Menurutnya, berpolitik tidak dilarang tapi tidak boleh dilakukan di kampus. Pada pertemuan rektor itu dihadiri 12 universitas, di antaranya Universitas Negeri Medan (Unimed), Universitas Negeri Yogyakarta (UNY), Universitas Negeri Surabaya (UNS), Universitas Negeri Padang (UNP), dan Universitas Negeri Makassar (UNM). Menteri mengatakan kampus tidak diperbolehkan menjadi tempat berpolitik, karena hal tersebut sudah merupakan ketentuan dan tidak dibenarkan untuk dilanggar. Kalau ingin berpolitik, kata dia, silakan saja dilaksanakan di luar perguruan tinggi. “Jangan dijadikan kampus sebagai tempat politik praktis, hal ini harus dijauhkan dan dihindari,” ujar Nasir.

Ia menyebutkan partai politik juga tidak dibenarkan masuk ke universitas untuk mengampanyekan program partai tersebut. Kampus selama ini merupakan tempat para mahasiswa menuntut ilmu dan jangan dipengaruhi dengan hal-hal yang menyangkut kepentingan politik. Nasir menambahkan mahasiswa perlu dibiarkan untuk fokus dengan disiplin ilmu pengetahuan yang mereka pelajari. “Jangan dijadikan kampus tersebut untuk tempat kepentingan partai politik karena akan merugikan mahasiswa,” kata Nasir. Perguruan tinggi negeri di Tanah Air yang memiliki akreditasi “A” hanya mencapai 7% dan angka tersebut jauh dari yang diharapkan oleh pemerintah. Menristek dan Dikti Mohamad Nasir berharap Universitas yang memperoleh akreditasi A itu dapat lebih ditingkatkan lagi jumlahnya. “Perguruan tinggi yang belum mencapai akreditasi A, perlu menjadi perhatian serius bagi rektor untuk meningkatkan status universitas tersebut,” ujar Nasir saat membuka pertemuan rektor dan wakil rektor LPTK negeri. (ANT/S1) rudiyansyah@lampungpost.co.id

senin, 22 mei 2017

I 15

Teknokrat Gelar Munas Hisppi-PNF dan Pemilihan Duta UNIVERSITAS Teknokrat Indonesia menjadi tuan rumah penyelenggaraan Musyawarah Nasional VII Himpunan Seluruh Pendidik dan Penguji Indonesia Pendidikan NonFormal (Hisppi-PNF) yang dibuka, Sabtu (20/5) malam, di kampus setempat. Ketua Umum DPP Hisppi-PNF Nasrullah Yusuf berharap guru-guru nonformal mendapatkan perhatian Kemendikbud, sehingga posisi tenaga kursus juga bisa mendapatkan tunjangan sertifikasi layaknya guru formal di sekolah. Nasrullah yang juga rektor Universitas Teknokrat Indonesia menambahkan keberadaan Hisppi-PNF cukup membantu pemerintah terutama pendidikan nonformal untuk terus meningkatkan pendidikan berkualitas dan bermartabat. Sementara Direktur Pembinaan

Kursus dan Pelatihan Yusuf Muhyidin mengatakan lembaga pendidikan kursus hendaknya terus menjaga empat standar kualitas sehingga menjadi lembaga pendidikan yang profesional. Menurut dia, kompetisi yang semakin ketat membuat lembaga pendidikan kursus dituntut untuk meningkatkan soliditas dapat mampu menjalin kemitraan dengan berbagai pihak. Dalam kesempatan yang sama Universitas Teknokrat Indonesia mengadakan grand final Duta Universitas Teknokrat Indonesia. Kepala Dinas Pariwisata Provinsi Lampung Budi Harto yang hadir mewakili gubernur mengharapkan para duta kampus tidak hanya pintar, tetapi memiliki kepribadian, budi pekerti, serta akhlak yang baik, profesional, dan sehat jasmani dan rohani, kar-

n LAMPUNG POST/DOK

MUNAS HISPPI-PNF. Universitas Teknokrat Indonesia menjadi tuan rumah Musyawarah Nasional VII Himpunan Seluruh Pendidik dan Penguji Indonesia Pendidikan Non-Formal yang dibuka, Sabtu (20/5) malam, di kampus setempat. ena pintar atau pandai menurutnya merupakan urutan keempat. “Apa artinya orang pintar tidak sehat dan tidak punya kepribadian yang baik,” kata Budi Harto. Budi menambahkan seorang duta kampus hurus berkepribadian yang baik, karena dengan kepribadian

yang baik seseorang akan mudah diterima di semua lingkungan. Lebih lanjut Budi juga meminta agar duta Teknokrat dapat terus meningkatkan prestasi akademik dan nonakademik sehingga selain menjadi duta kampus juga dapat menjadi duta pembangunan Lampung. (RUD/S1)

Peserta BPJS Kesehatan Diajak Tingkatkan Aktivitas Fisik

n LAMPUNG POST/DENI ZULNIYADI

SENAM SEHAT. Ratusan peserta JKN-KIS yang tergabung dalam Klub Program Pengelolaan Penyakit Kronis (Prolanis) mengikuti senam bersama yang diadakan BPJS Kesehatan di halaman parkir Mal Ramayana, Rajabasa, Bandar Lampung, Sabtu (20/5).

BADAN Penyelenggara Jaminan Sosial Kesehatan menggelar Gebyar Prolanis di halaman parkir Mal Ramayana, Rajabasa, Bandar Lampung, Sabtu (20/5). Senam bersama ini diikuti peserta JKN-KIS yang tergabung dalam Klub Program Pengelolaan Penyakit Kronis (Prolanis). Kepala BPJS Kesehatan Cabang Utama Bandar Lampung Sofyeni mengatakan kegiatan ini merupakan upaya BPJS Kesehatan untuk membudayakan pola hidup sehat melalui peningkatan aktivitas fisik. Kegiatan ini dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan kepada peserta Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS). Dia menjelaskan Prolanis merupakan sistem pelayanan kesehatan dan pendekatan proaktif terhadap peserta JKN-KIS yang menderita penyakit kronis seperti diabetes mellitus dan hipertensi. “Melalui

Gebyar Prolanis ini kami ingin mempromosikan betapa murahnya dan mudahnya untuk menerapkan pola hidup sehat. Cukup dengan melakukan senam setiap pagi, kita sudah meningkatkan kebugaran dan sistem imun sehingga tidak mudah sakit,” kata dia. Dengan meningkatnya kesadaran masyarakat berperilaku hidup sehat, diharapkan jumlah peserta JKN-KIS yang sakit bisa menurun. Jika jumlah yang sakit menurun, pembiayaan pelayanan kesehatan dapat dialokasikan ke program promotif dan preventif. Gebyar Prolanis juga diisi dengan kegiatan, seperti edukasi kesehatan kepada masyarakat dan lomba cerdas cermat antar-Klub Prolanis. Sasaran kegiatan ini meliputi 5.342 fasilitas kesehatan tingkat pertama (FKTP), 6.468 Klub Prolanis, dan 101.486 peserta Prolanis yang tersebar di 288 kabupaten/kota seluruh Indonesia. (DEN/S1)


16 I

Senin, 22 Mei 2017

Permainan Tradisional Buat Anak Kreatif Permainan tradisional lebih menjunjung solidaritas dan kebersamaan anak dengan temantemannya.

Bentuk Karakter dengan Pendidikan Agama

YUSMART DWI SAPUTRA

F

ORUM Pemberdayaan Perempuan Indonesia menyatakan sekitar 65% anak-anak di Indonesia sudah tidak lagi mengenal permainan tradisional sebagai dampak perkembangan teknologi. Peran orang tua dan guru di sekolah dibutuhkan untuk kembali mengenalkan permainan tradisional yang melatih anak lebih kreatif. “Situasi ini muncul sebagai dampak perkembangan teknologi yang masif, serta kurang peran orang tua dalam mendidik anaknya,” kata Ketua Forum Pemberdayaan Perempuan Indonesia Utari Soekanto, di Bekasi, Sabtu (20/5), dalam seminar parenting bertajuk Meng­ gali Sumber Daya Keluar­ ga melalui Pola Asuh yang Positif agar Menghasilkan Manusia yang Bermartabat dan Berkualitas Tinggi. Utari mendorong agar orang tua kembali memperkenalkan permainan tradisional kepada anak-anak demi meningkatkan kreativitas dan keaktifan anak dalam bermain. “Saya ingin mereka seperti anak-anak zaman dahulu ketika belum mengenal teknologi seperti gadget. Anak-anak saat ini mulai dari usia 10 tahun ke bawah nyaris tak mengenal permainan tradisio­nal lagi,” katanya pula.

n LAMPUNG POST/ARMANSYAH

PENDIDIKAN AGAMA. Siswa dan guru TK Al-Anshor Kedaton, Kalianda, Lampung Selatan, berfoto bersama di halaman sekolah setempat, Jumat (19/5). Dalam mendidik anak usia dini, sekolah ini mengutamakan pendidikan agama. Permainan tradisional yang dimaksud adalah permainan yang melatih keaktifan fisik anak dan kerja sama dengan teman lain, seperi bermain egrang, congklak, sondah, kelereng, petak umpat, dan lainnya. “Sekarang sudah jarang sekali ada anak-anak main kelereng, khususnya mereka yang tinggal di perkotaan,” katanya. Utari mengingatkan penge­n alan kembali permainan tradisional butuh peran penting orang tua dengan tidak memberikan gadget hingga anak beranjak dewasa. “Anak kecil cederung belum siap mene­rima gadget, dampaknya komunikasi dengan orang tua hilang. Anaknya cen­derung asyik dengan dunianya sendiri main game,” katanya lagi. Dalam kesempatan yang sama, Kepala Bidang Fasilitasi dan Peningkatan Kompetensi pada Kemen-

terian Pendidikan dan Kebudayaan RI Yandri Sakti mengatakan komunikasi antara orang tua dan anak saat ini cenderung putus karena masuknya gadget. “Orang tua dan anak saat ini sama-sama larut dalam dunia gadget,” ujarnya. Karena itu, pola tersebut harus diubah kembali ke zaman sebelum ada gadget dengan orang tua selalu mendampingi anaknya bermain permainan tradisional atau permainan yang mendidik. “Sekali pun orang tuanya adalah wanita karier, orang tua harus terus mengontrol anaknya, dan meluangkan waktu bagi anak,” katanya pula.

Menangkal Pengaruh Gadget Guna menangkal penga­ ruh negatif gadget pada anak, seke­l ompok pemuda yang tergabung dalam Komunitas Baca Budaya Madura (KBBM) dan Ko-

idola

Ayu Dwi Apriani

Sudah Pandai Berhitung

AYU Dwi Apriani adalah salah satu siswa di TK Al-Anshor Kedaton, Kalianda, Lampung Selatan, yang dikenal sebagai siswa yang aktif saat di sekolah. Ia juga selalu cepat tanggap saat diberikan pengetahuan baru dari guru-gurunya. Ayu, begitu sapaan akrabnya, dikenal para guru sebagai siswa yang mudah beradaptasi dan pandai bergaul dengan teman-temannya di lingkungan sekolah. Di sekolahnya, putri dari pasangan Warsono dan Fitri Komala Sari ini juga dikenal memiliki kepandai­ an dalam berhitung. Bahkan, saat diberi tugas berhitung oleh gurunya, Ayu termasuk siswa yang paling cepat dalam menyelesaikan tugas tersebut. Saat ditemui di sekolahnya, siswa kelahiran Lampung Selatan, 4 April 2011, ini mengaku ingin menjadi seorang dokter agar dapat membantu dan mengobati kedua orang tua, guru, dan temantemannya yang sedang sakit. Untuk itu, Ayu mengaku akan terus rajin belajar, serta selalu patuh kepada orang tua dan gurunya di sekolah. (SYA/S2)

Seli Novian Tari

Senang Membaca Buku

SISWA di TK Al-Anshor Kedaton, Kalianda, Lampung Selatan, bernama Seli Novian Tari ini memiliki kesenangan membaca buku. Buku apa saja yang ada di dekatnya pasti dia baca. Oleh karena itu, di antara teman-temannya di sekolah, putri pasangan Agus Andrie dan Yeyen Indra Yeni ini menjadi siswa yang paling pandai dan lancar untuk kegiatan membaca. Selain dikenal rajin membaca, siswa kelompok TK B yang akrab disapa Selin ini juga termasuk siswa yang lincah dan aktif bertanya saat guru memberikan penjelasan terkait hal-hal baru di sekolah. Ia selalu rajin masuk ke sekolah. Di temui di sekolahnya, siswa kelahiran Lampung Selatan, 30 November 2010, ini mengaku memiliki cita-cita menjadi seorang guru. Dengan menjadi guru, Ayu ingin membagikan ilmu kepada anak-anak muridnya kelak. Agar cita-citanya tercapai, Seli mengaku akan terus semangat belajar dan selalu senang membaca buku. (SYA/S2)

munitas Rumah Kita (KRK) di Sumenep, Madura, Jawa Timur, baru-baru ini menggelar lomba permainan tradisional. Ulifiah, panitia lomba, menuturkan anakanak cenderung menyukai permainan di gadget. Terlebih, banyak aktivitas anak dengan gadget tidak terkontrol orang tua. Padahal, banyak aplikasi game di gadget bernuansa kekerasan. Sebagai manusia yang masih cenderung meniru, adegan yang muncul dalam permain kemungkinan besar anak-anak akan meniru

adegan tersebut. “Dampak negatif dari gadget itu yang mau kami minimalisasi,” ujar Ulifiah. Menurut Ulifiah, anak-anak kini lebih suka bermain sendiri dengan gadgetnya, sehingga keakraban dengan teman menjadi renggang. Berbeda dengan permainan tradi­ sional yang banyak dimainkan ­dengan berkelompok. Permainan tradisional lebih menjunjung solidaritas dan kebersamaan anak ­dengan temantemannya. (ANT/MI/S2) yusmart@lampungpost.co.id

DALAM mendidik anak usia dini, Taman Kanak-kanak (TK) Al-Anshor Kedaton yang terletak di Jalan TransSumatera Dusun IV Sabahbucu, Desa Kedaton, Kecamatan Kalianda, Lampung Selatan, mengutamakan pendidikan agama Islam. Hal tersebut dilakukan untuk membentuk karakter anak yang bermoral dan menjunjung tinggi nilai-nilai agama dalam keseharian. Hal tersebut disampaikan Kepala TK Al-Anshor Mahesa saat diwawancarai, Minggu (21/5). “Kami di sini lebih mengutamakan pendidikan agama. Sebab, mendidik anak sejak usia dini sangatlah penting agar mereka dapat tumbuh menjadi generasi penerus bangsa yang cerdas, berprestasi, serta memiliki moral dengan landasan pendidikan agama yang akan menjadi bekal mereka bermasyarakat kelak,” kata dia.

Menurut Mahesa, dalam sistem pembelajaran di sekolahnya, setiap siswa dibim­ bing untuk mengenal dan mampu membaca ayat-ayat pendek Alquran melalui metode iqra. Selain itu, siswa diajarkan untuk menjalan­ kan ibadah salat dan menghafal doa-doa keseharian. Di luar pendidikan agama, para siswa mendapatkan pembelajaran umum guna merangsang segala kecerdasan anak melalui sistem belajar sambil bermain dan bermain seraya belajar. Sebab, pada hakikatnya, menurut Mahesa Taman Kanak-kanak sebagai lembaga pendidikan formal harus mampu mengembangkan potensi setiap peserta didiknya. Pendekatan keagamaan yang diberikan, menurutnya, tetap harus diseimbangkan dengan penguasaan pengetahuan dan keterampilan umum lainnya. (SYA/S2)


KEBANGKITAN EKONOMI LAmpung Senin, 22 MEI 2017

I 17

Tiga Pilar Kebangkitan Ekonomi Lampung Gubernur Lampung mengimbau seluruh kepala daerah dan segenap masyarakat Lampung terus bekerja keras agar daya saing Lampung semakin membaik. WIWIK HASTUTI

L

AMPUNG M Ridho Fi­cardo hari ini (22/5) me­lantik tiga pasang bu­p ati dan wakil bupati terpi­l ih hasil Pilkada Se­ rentak 2017. Momentum ini menjadi pilar kebangkitan ekonomi Lampung dari tiga daerah tersebut. Ketiga pasangan bupatiwakil bupati yang meng­ ikuti pelantikan adalah Sujadi-Fauzi (Pringsewu), Umar Ahmad-Fauzi Hasan (Tulangbawang Barat), dan Khamami-Saply (Mesuji). Pelantikan berlangsung di Balai Keratun, lantai III, Pemrov Lampung. Pelantikan kali ini kian ber­­ makna. Sebab, dua hari se­­ belumnya, 20 Mei 2017, bang­­ sa ini merayakan Hari Ke­­ bangkitan Nasional ke-109. Edi­­ si khusus Lampung Post ka­li ini mengangkat tema pe­lantikan kepala daerah dan kebangkitan ekonomi Lampung. Selasa (16/5) pekan lalu,

lembaga pengkaji daya sa­ ing The Asia Competitive­ ness Institute (ACI), National University of Singapore, ber­ naung di bawah Lee Kuan Yew School of Public Policy merilis daya saing Lampung naik di tingkat nasional. Dalam waktu tiga tahun belakangan ini, daya saing Lampung menempati pe­ ningkatan 11 poin. Dari urut­ an ke-25 pada 2014, merang­ kak satu level menjadi posisi 24 di 2015. Lalu di 2016 ke posisi 18 dan melompat naik ke posisi 14 pada 2017 ini. ACI menyebutkan ada em­ pat indikator yang dipakai, yakni stabilitas ekonomi makro, kualitas hidup, dan infrastruktur. Kemudian, kondisi fiskal, bisnis, dan tenaga kerja, serta pemerin­ tah dan institusi publik. Gubernur Ridho meng­ap­ re­siasi para kepala daerah dan masyarakat Lampung atas kerja keras memajukan Lampung. Prestasi terse­ but, katanya milik seluruh

peningkatan prasarana dan sarana kesehatan, penciptaan tata kelola pemerintah baik dan bersih, serta meningkat­ kan kehidupan masyarakat religius demokratis, partisi­ patif, dan taat hukum.

masyarakat Lampung. “Bu­ tuh kerja keras semua pihak agar posisi Lampung terus membaik,” kata Ridho. Terkait imbauan Gubernur, Lampung Post meng­himpun visi, misi, dan janji kampanye tiga kepala daerah yang baru saja dilantik. Hal ini dapat menjadi catat­an penting bagi mereka untuk merealisasi­ kan kerja keras membangun daerah masih masing.

Mesuji

Pringsewu Dalam masa kampanye, calon bupati dan wakil bu­ pati Pringsewu, Sujadi-Fauzi, menawarkan program pem­ bangunan berkelanjutan di Kabupaten Pringsewu. Pasangan calon nomor 2 ini memastikan adanya perubahan pembangun­ an mewujudkan cita-cita m a s y a ra k a t P r i n g s e w u maju, sejahtera, dan ber­ daya saing ketika menyam­ bangi warganya. Saat berkampanye di Ke­ camatan Pringsewu, Sujadi mengatakan kondisi jalan kabupaten yang berstatus mantap pada 2010 adalah 20,45% dan 2015 mencapai 65,75%. Menurut dia, hal itu merupakan tantangan dan

n LAMPUNG POST/M UMARUDINSYAH MOKOAGOW

JALAN TOL LAMPUNG. Sejumlah kendaraan melintasi ruas jalan tol trans-Sumatera (JTTS) Desa Sabahbalau, Tanjungbintang, Lampung Selatan, Senin (24/4). Jalan tol Lampung menjadi pemacu geliat ekonomi dengan distribusi yang lancar. menjadi prioritas pemba­ ngunan daerah. “Infrastruktur lain yang belum dituntaskan antara lain sarana dan prasarana kesehatan, pendidikan, drai­ nase, ruang publik, gedung perkantoran sarana per­ ekonomian masyarakat, serta sarana pendukung pendataan Kota Pringsewu,” ujar Sujadi, (22/12) silam. Dia menjelaskan tawaran program lain yang harus dilanjutkan adalah kondisi ekonomi makro, indikator kesejahteraan masyarakat,

perlindungan sosial, dan ketahanan pangan. Fauzi sebagai pendamping Sujadi berjanji mendorong perekonomian masyarakat Pringsewu melalui pen­ didikan dan pelatihan kete­ rampilan.

Tulangbawang Barat Meski menjadi calon tung­ gal, pasangan calon bupati dan calon wakil bupati Tu­ langbawang Barat (Tubaba), Umar Ahmad dan Fauzi Ha­san (Teruzi), menjanjikan pem­ bangunan yang lebih baik

untuk lima tahun ke depan. Fauzi mengatakan selain memprioritaskan infrastruk­ tur, peningkatan sum­b er daya manusia juga menyiap­ kan sarana dan prasana pendidikan dan kesehatan yang lebih baik. Pasangan petahana itu mengusung visi-misi Tubaba maju, sejahtera, dan ber­ daya saing. Mereka memiliki lima skala prioritas, yakni pe­ningkatan sumber daya manusia, memperkokoh ekonomi daerah merata dan berkelanjutan. Kemudian,

Pemerintah Kabupaten Mesuji tengah berbenah dalam segala bidang untuk mendukung percepatan per­ tumbuhan di Provinsi Lam­ pung. Hal itu pun menjadi terus didengungkan pasang­ an Khamami-Saply dalam berbagai kesempatan. “Kepada warga Mesuji saya tetap pada komitmen awal, yaitu mengutamakan mem­ bangun dan menyejahterakan masyarakatnya,” ujar Khama­ mi kepada Sohib KhamamiSaply di Desa Brabasan, Keca­ matan Tanjungraya, (29/10). Khamami jauh sebelum­ nya sudah merancang Me­ suji menjadi daerah yang tidak hanya memiliki satu keunggulan. Perdagangan, pertanian, peternakan, pari­ wisata, juga perindustrian tengah dikembangkan oleh Pemerintah Mesuji. (D1) wiwik@lampungpost.co.id


KEBANGKITAN EKONOMI LAMPUNG

18 I sENIN, 22 mei 2017

LAMPUNG POST

Mustafa Bangkitkan Ekonomi Lamteng dengan Program Kece Melalui program tersebut ia menggelorakan semangat berwirausaha kalangan pemuda khususnya Lamteng.

Gelorakan Semangat Kebangsaan Pemuda Sebelumnya, memperingati Hari Kebangkitan Nasional, Wakil Bupati Lampung Tengah Loekman Djoyosoemarto memimpin upacara Harkitnas dan Otda 2017 di Lapangan Merdeka Gunungsugih, Rabu (17/5). Wakil Bupati meminta agar momen itu dimaknai dan direnungkan mengenai semangat kebangsaan mengingat berbagai dinamika yang berkembang serta kondisi akhir-akhir ini di masyarakat. Ia mengajak seluruh pe-

P

EMKAB Lampung Tengah terus berupaya membangkitkan perekonomian warganya. Melalui program Kampung Entrepreneur Creative (Kece), Bupati Mustafa akan mencetak enterpreneur-enterpreuner muda sekaligus intens membina UKMUKM. Bupati Lampung Tengah Mustafa meresmikan Kece (Kampung Entrepreneur Creative) di Kampung Ruktiharjo, Kecamatan Seputihraman, kabupaten setempat, Jumat (19/5). Seputihraman menjadi Kece perdana yang diresmikan bupati muda ini. Mustafa menegaskan melalui program tersebut ia menggelorakan semangat berwirausaha kalangan

Keterangan Foto : 1.

Bupati Lampung Tengah Mustafa memberikansambutansaatmeresmikan Kece (Kampung Entrepreneur Creative) di Kampung Ruktiharjo Kecamatan Seputihraman Lampung Tengah, Jumat (19/5). Seputihraman menjadi Kece perdana yang diresmikan bupati muda ini.

2. Bupati Lampung Tengah Mustafa mencoba menjahit sepatu saat meninjau kerajinan sepatu kulit di Kampung Ruktiharjo, Kecamatan Seputihraman, Lampung Tengah, Jumat (19/5). 3.

1 pemuda, khususnya Lamteng. Ia berharap pemuda tidak berorientasi mencari pekerjaan, tetapi mandiri bahkan menciptakan lapangan kerja bagi orang lain. Menurutnya, program Kece menjadi solusi pemuda dalam mengatasi pengangguran. Ke depan, pihaknya akan menggandeng sejumlah perusahaan untuk melatih pemuda-pemuda menjadi entrepreneur yang baik dan berkualitas. “Para pemuda kami buka paradigma berpikirnya. Anak muda jangan pesimistis harus berani keluar dari zona nyaman dan terjun berwiraswasta. Negara kaya lahir karena banyaknya pengusaha yang mereka miliki. Ini harus dimulai dan direalisasikan.” Untuk menghidupkan perekonomian masyarakat, pihaknya juga

akan menghidupkan UKM-UKM dan industri kecil rumahan di seluruh pelosok Lampung Tengah. Mereka akan dilatih, sementara pemerintah akan membantu mereka dalam hal pemasaran. “UKM-UKM dan industri kecil rumahan harus terus didorong tumbuh. Pemuda dan masyarakat harus dilatih. Sejauh ini berbagai inovasi juga telah kami lahirkan, mulai dari beras singkong, kopi ronda, beras tiwulku, pupuk ronda, hingga puluhan produk lainnya. Ke depan, ini akan terus ditingkatkan.” Sementara itu, Camat Seputihraman I Nyoman Gunadi mengatakan Kampung Ruktiharjo rencananya dijadikan sebagai sentra kerajinan sepatu kulit layaknya Cibaduyut di Bandung. Selain sepatu juga akan dikembangkan

2 kerajinan tas, jaket, ikat pinggang, dan lainnya. “Pada dasarnya pemuda-pemuda, khususnya melalui Karang Taruna, mereka dilatih memiliki skill berwirausaha. Program Kece mudah-mudahan mendongkrak potensi pemuda di Seputihraman, terutama bidang kewirausahaan,” kata dia.

Wabup Loekman Djoyosoemarto memberikan keterangan usai upacara Harkitnas

4. Bupati Lampung Tengah Mustafa bersama anak-anak muda menunjukkan hasil kerajinan kulit di Kampung Ruktiharjo, Kecamatan Seputihraman, Lampung Tengah, Jumat (19/5).  FOTO : WAHYU PAMUNGKAS

4

3

serta upacara dan seluruh masyarakat tetap menjaga konsistensi nilai-nilai kebangsaan yang telah dirintis para pendahulu bangsa. Ia juga mengemukakan pendidikan merupakan fondasi utama mewujudkan masyarakat yang maju dan cerdas. Dia berharap melalui Harkitnas, semua pihak mampu menanggulangi berbagai permasalahan nasional dan penyakit sosial, mulai dari kemiskinan hingga kebodohan. “Saya berharap seluruh insan pendidikan agar mengevaluasi berbagai program dan capaian yang telah dilaksanakan. Dunia pendidikan harus mampu dikelola secara profesional dengan tetap berpegang teguh pada keselarasan dan keserasian terhadap budaya dan kearifan lokal,” ujarnya. (WAH/D20)

Bicara Kopi, Ingat Lampung Barat Pemerintah daerah telah melakukan berbagai upaya yang melibatkan petani langsung dalam rangka meningkatkan produktivitas hasil kopi.

K

ABUPATEN Lampung Barat merupakan salah satu daerah penghasil kopi robusta terbesar di Provinsi Lampung sehingga tidak heran ketika berbicara kopi akan teringat Lampung Barat. Di Lamp u n g B a ra t sendiri

Drs. MUKHLIS BASRI, Bupati Lampung Barat.

lebih dari 70% penduduknya keseharian bekerja sebagai petani yang menggarap lahan perkebunan, dengan total luas areal perkebunan mencapai 65.125 ha. Dari luas areal perkebunan tersebut, sebanyak 82% atau sekitar 53.606 ha merupakan perkebunan kopi robusta, yang digarap setidaknya oleh sekitar 35.737 kepala keluarga (KK) yang bekerja sebagai petani kopi. Sejauh ini produktivitas kopi robusta di Lampung Barat berkisar antara 800 kg—1.200 kg/ha. Kabupaten dengan letak geografis berada pada wilayah pegunungan dan perbukitan dengan udara sejuk tersebut ditetapkan Pemerintah Pusat sebagai kawasan perkebunan nasional. Penetapan ini tertuang dalam Surat Keputusan Menteri Pertanian Nomor 46/ Kpts/PD.300/1/2015 tertanggal 16 Januari 2016 tentang Kawasan Perkebunan Nasional. Selanjutnya, kopi robusta asal Lampung Barat masuk pada tiga kabupaten di Lampung, yaitu Way K a n a n d a n Tanggamus yang mendapat sertifikasi indikasi geografis (IG) dari Direktorat Jenderal Hak Kekayaan Intelektual Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia. MM. Di bawah kepemimpi-

nan Bupati Mukhlis Basri, dalam kurun waktu 10 tahun terakhir, pemerintah daerah Lampung Barat terus berupaya mencari terobosan dalam rangka memaksimalkan pemanfaatan lahan perkebunan guna meningkatkan produktivitas dan nilai jual kopi robusta. Hal ini dilakukan demi menyejahterakan petani dan masyarakat Lampung Barat pada umumnya. “Lahan perkebunan semua milik masyarakat, tidak ada yang dikelola oleh pemerintah maupun pihak swasta. Tugas pemerintah bagaimana itu berdampak pada kesejahteraan masyarakat,” ujar Mukhlis. Berkunjung ke Vietnam Sejauh ini, kata Mukhlis, pemerintah daerah telah melakukan berbagai upaya yang melibatkan petani langsung dalam rangka meningkatkan produktivitas hasil kopi, mulai dari pendampingan terhadap kelompok tani, penyaluran bantuan, dan pupuk. “Termasuk mengajak kelompok tani berkunjung ke Vietnam

 LAMPUNG POST/ARIPSAH

Bupati Lampung Barat Mukhlis Basri menyeduh kopi yang dihasilkan oleh petani.

 LAMPUNG POST/ARIPSAH

Bupati Lampung Barat Mukhlis Basri panen raya kopi bersama masyarakat.

 LAMPUNG POST/ARIPSAH

Bupati Lampung Barat Mukhlis Basri, Wakil Bupati Makmur Azhari, dan Kepala Dinas Perkebunan Lampung Barat saat panen kopi usai melantik kepala Dinas Perkebunan.

untuk mengetahui pola tanam dan cara perawatan sehingga hasil kopi meningkat,” kata dia. Mukhlis menyarankan kepada dinas terkait bagaimana tanaman kopi ini menghasilkan produk olahan yang memiliki nilai jual yang bisa meningkatkan tarap perekonomian masyarakat. Hal ini bisa dilakukan mulai dari produk olahan kopi bubuk kemasan. Selain itu, produk makanan berba-

han dasar kopi yang didukung dengan upaya pemasaran oleh pemerintah daerah. “Bahan baku kopi banyak, tugas dinas melakukan inovasi, cari terobosan produk olahan kopi seperti roti dan makanan. Dinas Koperindag bersama Dekranasda mencari ruang pemasaran, bila perlu produknya pasarkan di semua hotel di Lampung Barat,” ujar Mukhlis. (RIP/O10)


LAMPUNG POST

KEBANGKITAN EKONOMI LAMPUNG

SENIN, 22 MEI 2017

I 19

Masyarakat Pringsewu Diajak Perbanyak Amal pada Bulan Ramadan P

EMERINTAH Kabupaten Pringsewu bersama Tim Penggerak Pembinaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Kabupaten Pringsewu sukses menggelar pengajian akbar di halaman pendopo Kabupaten Pringsewu, Jumat (19/5). Pada kegiatan yang menghadirkan ustaz kondang Riza Muhammad dari Jakarta itu masyarakat diajak memperbanyak amal dan ibadah selama bulan suci Ramadan 1438 H. Pada pengajian akbar menyongsong Ramadan ini juga dirangkai dengan pemberian santunan kepada anak yatim, lansia, dan kaum duafa. Kegiatan dihadiri Ketua TP PKK Provinsi Lampung Yustin Ridho Ficardo, Penjabat Bupati Pringsewu Yuda Setiawan, serta jajaran pemerintah daerah dan ribuan masyarakat Pringsewu. Menurut Ketua TP PKK Kabupaten Pringsewu Cinthia Pandanwangi Yuda Setiawan, pengajian menjadi wahana untuk bersilaturahmi dan berbagi kepada sesama. Selain juga dalam rangka memperkuat ukhuwah islamiah dalam semangat Bhinneka Tunggal Ika dalam bingkai negara kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Menurutnya, kegiatan itu merupakan kebanggaan sekaligus suka cita bagi semua masyarakat di Bumi Jejama Secancanan Kabupaten Pringsewu Bersenyum Manis, khususnya kaum muslimin yang hadir untuk mengikuti pengajian. Pihaknya menyadari kegiatan itu menjadi upaya meningkatkan syiar Islam sekaligus sebagai wahana dalam

menegaskan perbuatan seluruh manusia akan dicatat oleh Allah swt. “ Oleh karena itu, perbanyak amal dan ibadah agar kita menjadi penjaga surga,” ujarnya. Permohonan Maaf Pj Bupati Pringsewu Yuda Setiawan mengapresiasi penyelenggaraan pengajian akbar tersebut. Menurutnya, kegiatan itu sebagai upaya untuk lebih menggaungkan asma Ilahi di Bumi Jejama Secancanan. Di sisi lain, dia juga menyampaikan permohonan maaf jika selama memimpin Pring-

1 mempererat tali silaturahmi di antara sesama. “Saya berharap tausiah Ustaz Riza Muhammad dapat mempererat, mempertebal, dan memperkuat iman kita kepada Allah swt,” ujar Cinthia Pandanwangi. Sementara itu, Ustaz Riza Muhammad mengatakan ibadah puasa yang merupakan satu rukun Islam. Karena itu, merupakan kewajiban bagi muslim untuk menjalankan apa yang menjadi perintah-Nya. Dia menambahkan kehidupan

beragama juga dimantapkan dengan selalu memelihara hubungan vertikal kepada Allah swt. Pasalnya, dengan menjaga hubungan yang baik atara sesama manusia, khususnya dalam membina kerukunan dan kerja sama yang didasari semangat saling harga-menghargai adalah tuntunan Rasulullah Nabi Muhammad saw. “Di bulan Ramadan nanti kita juga sangat dianjurkan untuk lebih memperbanyak amalan yang membawa berkah ibadah,

terutama membaca Alquran. Lalu memberikan infak dan sedekah serta santunan kepada anak yatim, lansia, serta kaum duafa seperti apa yang dilakukan pemerintah dalam penyelenggaraan menyongsong Ramadan ini,” ujar Riza Muhammad.

Keterangan Foto : 1.

Ketua TP-PKK Provinsi Lampung Aprilani Yustin Ficardo berbincang dengan anak-anak usai membagikan susu dalam acara pengajian akbar songsong Ramadan di Pendopo Pringsewu, Jumat (19/5).

2. (Kanan ke kiri) Pj Bupati Pringsewu Yu d a S e t i aw a n , U s t a z R i z a Muhammad, Ketua PKK Provinsi Yu s t i n F i c a r d o , Ke t u a P K K Pringsewu Cinthia Pandanwangi, Ibu Darma Wanita Pringsewu A Budiman, dan Sekkab Pringsewu A Budiman, bersama anak yatim. 3.

3

Mendengarkan tauziah yang disampaikan Ustaz Riza Muhammad, Jumat (19/5).  LAMPUNG POST/SUDIONO

2 Menurut Ustaz yang kerap mengisi dan menjadi juri pada lomba hafiz Alquran di televisi swasta ini, menambahkan berbuat baik kepada sesama, terutama kepada kaum duafa juga merupakan satu perintah dari Allah swt seperi dalam Alquran, Surah Al Osraa Ayat 28. “Dan berikanlah kepada keluarga-keluarga yang dekat akan haknya, kepada orang miskin, dan orang-orang yang dalam perjalanan, dan jangan kamu menghambur-hamburkan hartamu secara boros,” kata Riza Muhammad. Ustaz Riza Muhammad juga

sewu belum dapat memenuhi harapan masyarakat. Hal itu sejalan dengan akan berakhirnya masa jabatannya sebagai Pj bupati Kabupaten Pringsewu karena bupati dan wakil bupati Pringsewu terpilih Sujadi Saddat dan Fauzi akan dilantik, Senin (22/5). “Melalui kesempatan ini, saya juga mengucapkan terima kasih kepada seluruh jajaran Pemkab, DPRD, muspida, serta seluruh masyarakat Pringsewu atas dukungannya selama ini,” kata dia. (ONO/E10)

UBL Digandeng ICMI Orwil Lampung Selenggarakan Dialog Kebangsaan Harkitnas Bandar Lampung – Dalam menyambut hari kebangkitan nasional (Harkitnas) ke 109 tahun, 2017. Disertai wujud meningkatkan nilai keIndonesiaan di wilayah Lampung. Universitas Bandar Lampung (UBL) digandeng Ikatan Cendikiawan Muslim se-Indonesia Organisasi Wilayah (ICMI Orwil) Lampung menyelenggarakan dialog kebangsaan, bertajuk ‘Merajut dan Menjaga keIndonesiaan’. Kegiatan di Aula Gedung M, Kampus B, Pascasarjana Dra. Hj. Sri Hayati Barusman, Jumat (19/5/2017) dihadiri Ketua ICMI Orwil Lampung Dr. Ir. H.M. Yusuf. S. Barusman, MBA beserta Dewan Pakar, Dewan Penasehat dan pengurus ICMI Orwil Lampung, para pejabat antar instansi, perguruan tinggi, hingga 200 tamu undangan lebih. Yakni perwakilan tokoh dari 55 organisasi kemasyarakatan mencakup paguyuban kepemudaan, lintas agama, etnik dan budaya se-Lampung. UBL turut menyertakan para Wakil Rektor, Dekan, Kaprodi, Sekprodi, Kepala Unit Kerja hingga mahasiswa. Dialog kebangsaan ICMIUBL diisi empat pemateri

yakni Kapolda Lampung Irjen. Pol. Drs. Sudjarno, S.H., Kepala Kesbangpol Provinsi Lampung Irwan Sihar Marpaung, Kepala Seksi Teritorial Komandan Resort Militer Korem 043/ Gatam, Letkol Inf JP Sipayung dan Ketua Forum Kerukunan Antar Umat Beragama Prof. Dr. H. M. Damrah Khair, M.A,. Yusuf Barusman menganggap penting peringatan Harkitnas berupa dialog kebangsaan karena beracuan data survei asal Amerika, Fund for Peace (FFP), yang mengukur Indeks Keringkihan Negara (Fragile State Index) bahwa Indonesia memiliki indeks keringkihan 74.9 masuk kedalam katagori elevated warning atau hampir berbahaya berujung disintergrasi. “Penilaian berdasarkan 12 indikator, terbagi tiga aspek yakni sosial, ekonomi dan politik-hankamnas. Berkaca hal itu, Indonesia termasuk Lampung sedang dihadapkan pada tiga aspek kesenjangan kebangsaan. Maka perlu ditingkatkan ke Indonesia-an kita dalam kehidupan yang dinamis. Ditengah evolusi mencari keseimbangan dari perubahan kondisi peradaban,

 Dok. Foto BMHK UBL-UBL Production

PERINGATI HARKITNAS ICMI Orwil Lampung bersama berbagai elemen masyarakat memperingati Harkitnas ke-109 tahun, 2017 berupa dialog kebangsaan, ‘Merajut dan Menjaga keIndonesiaan’ di Aula Gedung M, Kampus B, Pascasarjana Dra. Hj. Sri Hayati Barusman, Jumat, 19/5/2017. krisis identitas dan simbol kebangsaan. Berakibat gejolak dunia, antar bangsa, dan internal (masing-masing negara),”ujar Yusuf yang juga Rektor UBL ini. Diakuinya masih ditemui hambatan dalam merajut dan menjaga kebangsaaan di Indonesia. Diikuti hadirnya berbagai kelompok dengan ideologinya, seperti radikalisme, ekstrimisme, kapitalisme, liberalisme, sosialisme, populisme, hingga sekulerisme. “Semua bisa diatasi, jika kita mempekokoh benteng 4 pilar ke-

bangsaan (Pancasila, UUD 1945, NKRI dan Bhinneka Tunggal Ika). Dasar fondasi (konstitusi ideologi) negara ini sebenarnya kuat untuk menyatukan tiap elemen bangsa,”pesannya. Dalam pemaparannya, Irwan Sihar Marpaung mengingatkan saat ini kondisi bangsa dihantui disintegrasi. Untuk itu perlu sikap merajut dan menjaga keIndonesiaan’,yang dijaga sejak jaman kerajaan, pergerakan nasional, kemerderkaan, hingga reformasi. Bentuknya pe-

nanaman dan mengimplementasi nilai-nilai 4 pilar kebangsaan.“Cara ini dapat menangkal perpecahan, serta membangkitkan sikap jiwa patriot dan bela negara,”paparnya. Irjen Sudjarno mengajak peserta dialog menyepakati pola pandang, sikap serta komitmen, dalam merajut dan menjaga keIndonesiaan. Mulai dari ideologi, lambang-lambang negara, menyunjung kebersamaan, mendukung kepemimpinan bangsa, hingga menjaga 4 pilar kebangsaan. Tak lupa,

Sudjarno merefleksikan banyak negara didunia, yang gagal mempertahankan kebangsaan dan negaranya.”Karena mereka tidak memiliki ideologi pemersatu,seperti dimiliki Indonesia,”akunya. Letkol Inf JP Sipayung berharap masyarakat membantu TNI-Polri menegakkan 4 pilar kebangsaan, sebagai kunci merajut dan menjaga ke-Indonesiaan. Dilanjuti, Prof. Damrah Khair yang meminta peran ICMI dan perguruan tinggi dapat mengajak publik menjaga norma-norma, sebagai wujud merajut dan menjaga keIndonesiaan.“Ditengah kondisi, dinamika dan pemeliharaan kelangsungan Indonesia, dengan status sebagai negara kebangsaan beragama, bukan negara agama,”tukasnya. Dialog kebangsaan ditutup pernyataan sikap

peserta, diwakili Majelis Buddhayana Indonesia (MBI), Paguyuban Sosial Marga Tionghoa Indonesia (PSMTI), Konferensi Waligereja Indonesia (KawaIi), Perwakilan Umat Buddha Indonesia (WALUBI) , Kerukunan Masyarakat Batak (Kerabat), Organisasi Bundo Kanduang Sumatera Barat, perwakilan Umat Hindu, MUI, NU, Muhammadiyah di Provinsi Lampung. Termasuk deklarasi notulensi 8 poin pernyataan sikap hasil dialog kebangsaan ICMI Orwil Lampung beserta masyarakat dalam dialog kebangsaan dengan ikut merajut dan menjaga ke-Indonesia-an, disampaikan Sekretaris Umum ICMI Orwil Lampung Prof. Dr. Khomsahrial Romli, M.Si. Setelahnya, draft deklarasi diserahkan ke Kapolda Lampung.


DAERAH

20 I SENIN, 22 mei 2017

Ketika Birokrat Lamsel Iktikaf di Jami Bani Hasan

LAMPUNG POST

Lamsel Awasi Ketat Orang Asing Apabila ditemukan tindak pidana, akan diserahkan kepada dinas atau instansi terkait. PERDHANA WIBYSONO

T n LAMPUNG POST/ARMANSYAH

BERIKTIKAF. Bupati Lampung Selatan Zanudin Hasan bersama para SKPD Pemkab Lamsel mendengarkan ceramah agama saat beriktikaf di Masjid Jami Bani Hasan Desa Kedaton, Kecamatan Palas, Lamsel, Jumat (19/5). SORE itu, Jumat (19/5), matahari perlahan mulai tenggelam di ufuk barat. Satu per satu para Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Pemkab Lampung Selatan menuju Masjid Jami Bani Hasan di Desa Kedaton, Kecamatan Kalianda, Lampung Selatan. Tak ayal, kala itu mereka sengaja mengenakan sorban warna putih dan busana muslim. Sebelum memasuki rumah tempat ibadah umat Islam itu, satu persatu dari mereka menyucikan diri terlebih dahulu dengan berwudu. Mereka yang sengaja datang ke Masjid Jami Bani Hasan itu berniat untuk iktikaf selama tiga hari

bersama Bupati Lamsel Zainudin Hasan dan para ulama. Iktikaf adalah berdiam diri di dalam masjid dalam rangka untuk mencari keridaan Allah swt dan bermuhasabah (introspeksi) atas perbuatanperbuatannya. Kegiatan sejak Jumat— Minggu (19—21/5) di Masjid b e r c o ra k k u b a h e m a s itu yakni bersilaturahmi dengan warga, salat lima waktu, zikir, mendengarkan ceramah dan tausiah, muzakarah, taklim, salat qiyamul lail, dan halaqah Quran. Pada kesempatan itu, Bupati Zainudin Hasan menyampaikan iktikaf bersama para ulama dan para

SKPD Lamsel tersebut secara sukarela semata-mata untuk mendekatkan diri dan mengharapkan rida Allah swt. “Iktikaf ini hanya untuk mencari keridaan Allah swt dan introspeksi atas perbuatan-perbuatan yang sudah kita lakukan. Di sini kita berserah diri kepada Sang Khaliq (Pencipta), bermunajat sambil berdoa dan beristigfar kepada-Nya sehingga saat kembali lagi dalam aktivitas keseharian dapat dijalani secara lebih berkualitas dan berarti,” kata dia. Selain itu, kata adik kandung Ketua MPR-RI Zulkifi Hasan, iktikaf tersebut dalam rangka menjalin

kebersamaan, keakraban, dan kekompakan dalam menjalankan roda pemerintahan. Kemudian, untuk menyatukan visi dan misi demi kemajuan Lamsel ke depannya sehingga berbagai program kegiatan pembangunan bisa dilakukan secara seiring sejalan dan terencana. “Setidaknya, iktikaf ini bisa mengubah diri kita menjadi lebih baik. Kalau kita sudah akrab dan kompak, akan mudah membicarakan sebuah perencanaan program membangun daerah ini. Ya, mudah-mudahan dari kegiatan ini kita semua akan menjadi orang yang semakin bertakwa,” kata dia. (D1) Armansyah

IM pengawasan orang asing (timpora) ajak m a s y a ra k a t L a m pung Selatan mengawasi keberadaan warga negara asing (WNA). Dialog antara elemen masyarakat dan timpora itu untuk menegakkan kedaulatan wibawa keutuhan NKRI. Kegiatan yang dihadiri pihak Imigrasi Kalianda, Polres Lampung Selatan, sekretaris DPD LSM Aliansi Indonesia Provinsi Lampung, kepala STIH Muhammadiah Kalianda, kepala Desa Bakauheni, serta ratusan masyarakat dilaksanakan di balai Desa Bakauheni. Pengawasan terhadap orang asing sudah diatur da-

lam Undang-Undang Nomor 6/2011 tentang Keimigrasian dan Peraturan Pemerintah RI Nomor 31/1994 tentang Pe­ ngawasan Orang Asing dan Tindakan Keimigrasian. “Berdasarkan hal ter­ sebut, maka dibentuklah timpora,” kata Kasubsi Sistekinfo Wasdakim Kantor Imigrasi Kalianda Rio Achadar, Minggu (21/5). Timpora dapat melakukan operasi gabungan jika dibutuhkan. Apabila ditemukan tindak pidana, akan diserah­ kan kepada dinas atau ­instansi terkait. “Sesuai dengan kewenangan instansi atau dinas tersebut,” ujarnya. WNA, kata dia, terkadang melakukan penyalahgunaan izin kunjungan untuk berbisnis, bekerja, dan

berdagang. Mereka hanya memegang izin tinggal terbatas tapi untuk memuluskan kepentingannya meng­ ajukan naturalisasi dengan menikah dengan WNI. “Kebanyakan seperti itu, se­ telah mengajukan naturalisasi mereka agar mendapatkan izin tinggal tetap,” kata Ryo. Sekretaris DPD LSM Aliansi Indonesia Provinsi Lampung Destrihad menjelaskan dialog tersebut dapat membuka pemahaman permasalahan Keimigrasian, khususnya keberadaan orang ­a sing d i w i l ay a h Ke c a m a t a n Bakauheni yang merupakan gerbang Sumatera. “Kegiatan dialog Jumat kemarin, untuk tingkatkan ­sinergisitas dan kerja sama dalam pengawasan melibatkan masyarakat,” ujarnya. (D1) perdhana@lampungpost.co.id

Pemkot Metro Dukung Pelebaran Jalan PEMERINTAHKotaMetroakan mendukung pembangun­an dan pelebaran jalan tembus Mulyojati—­Mulyosari, di Jalan Al-Mutaqin Kelurahan Mulyojati dengan dana APBD kota setempat. Jalan yang dibangun murni gotong royong warga setempat sepanjang 1.040 meter tersebut akan dibangun badan jalan aspal serta saluran drainase irigasi APBD tahun ini.

“Kami sudah izin DPRD dan mendukung pengerasan jalannya dan pembangunan drainase irigasi mengunakan PBD,” ujar Wali Kota Metro Achmad Pairin, Minggu (21/5). Menurutnya, untuk pengerasan jalan akan dianggarkan senilai Rp250 juta, sedangkan Rp175 juta untuk pergeseran tersier. “Kami suda izin Dewan,” kata dia.

Rencananya, pengerasan badan jalan aspal juga akan dianggarkan pada perubah­ an APBD mendatang. ia meng­apresiasi pembangun­ an jalan tembus yang dilakukan murni gotong royong masyarakatnya. “Ini harus segera di­ respons karena bermanfaat untuk masyarakat, di samping juga pemerintah,” ujarnya. (CAN/D1)

GELIAT PASAR UNIT II

Warung Leo Sedia Empek-empek Ikan Laut

n LAMPUNG POST/FERDI IRWANDA

EMPEK-EMPEK LEO. Warung Empek-empek Leo, yang berlokasi di Jalan Perintis Tugu Kuning Unit II, Banjaragung, menyediakan berbagai jenis empek-empek Palembang, Minggu (21/5).

SALAH satu makanan yang terkenal di Nusantara ialah empek-empek yang berasal dari Kota Palembang, Sumatera Selatan. Makanan yang terbuat dari campuran olahan ikan laut tersebut sangatlah terkenal karena kelezatannya. Bagi Anda pecinta kuliner tersebut tak perlu lagi harus jauh-jauh pergi ke Kota Palembang karena Anda dapat mengunjungi salah satu lokasi warung yang berada di kawasan Tulangbawang, tepatnya berlokasi di Jalan

Perintis Tugu Kuning Unit II, Banjaragung. Lia (37), pemilik warung tersebut, mengatakan ada berbagai macam olahan makanan yang terbuat dari ikan laut di tempatnya. Salah satunya adalah empek-empek yang memang sudah terkenal di Nusantara karena rasa lezatnya. Selain itu, kata dia, ada juga tek­ wan ikan, lenggang, model ikan, dan rujak sohun. “Orang dengar nama makanan empek-empek saja pasti sudah tahu dari

mana asalnya. Ada bebe­ rapa macam pilihan empek-empek di sini mulai dari empek-empek kapal selam, empek-empek kulit, empek-empek lenjer besar, maupun empek-empek lenjer kecil dan lainnya,” kata Lia, ditemui di warungnya, Minggu (21/5). Ia mengaku membuka usahanya berawal dari suka kuliner dan hobi masak sehingga membuka warung empek-empek. Dan empekempek yang tersedia di warung­nya terbuat dari jenis

ikan tenggiri yang terkenal enak dan pembuatannya juga dilakukan sendiri. “Saya mengolahnya langsung, itu dilakukan untuk menjaga rasa agar sama dari daerah asalnya. Untuk rasa tidak perlu diragukan lagi sudah banyak pelanggan yang datang ke sini,” ujarnya. Selain menyediakan makanan, kata dia, warung yang sudah dibukanya selama tujuh tahun belakang­ an ini juga menyediakan berbagai pilihan minuman segar. (CK12/D1)

Permata Service Printer Solusi Anda JIKA Anda memiliki kendala pada printer. Tidak perlu terburu-buru untuk berpikir membeli yang baru atau menjadikannya sebagai barang bekas. Cukup datang saja ke Toko Permata Service Printer. Toko Permata Service Printer di Jalan Cendikia Nomor 1 Kompleks Wonodadi, Kampung Tritunggal Jaya, Unit II, Banjaragung, melayani jasa servis berbagai kerusakan dan menjual lengkap suku cadang printer.

Toko tersebut juga menawarkan berbagai kemudahan bagi para konsumennya, seperti pelayanan antar-jemput bagi pelanggannya yang berada di seputar kawasan Unit II, jasa perbaikan yang cepat se­ hingga dapat ditunggu dan juga diskon. Nuryadin Tjakur (37), pengelola toko, mengat a k a n l a n t a ra n p r i n t e r sering digunakan sebagai kebutuh­a n usaha, lapor­ an kantor, ataupun lainny a , p a s t i s e r i n g m e n -

n LAMPUNG POST/FERDI IRWANDA

PERBAIKI PRINTER. Nuryadin Tjakur (37), pengelola dan sekaligus mekanik Toko Permata Service Printer yang berlokasi di Jalan Cendikia Nomor 1 Kompleks Wonodadi, Kampung Tritunggal Jaya, Unit II, Banjaragung, memperbaiki printer, Minggu (21/5).

emui masalah yang meme­ ngaruhi kualitas cetaknya karena tintanya habis atau toner habis. Namun, berbagai masalah dan kerusakan pada printer tersebut tidak perlu dikhawatirkan lagi karena di tangannya permasalahan tersebut dapat segera diatasi. Serta dari semua tipe printer, baik yang inkjet, laser jet, maupun yang dot matrik. “Kalau ada kendala pada printer, silakan antar langsung ke tempat saya, bisa ditunggu karena selain ada karyawan saya juga langsung turun menanganinya. Selain itu, saya juga berikan layanan antar-jemput gratis tidak dipungut biaya bagi konsumen yang berada di seputaran wilayah Unit II,” ujar Nuryadin saat ditemui Lampung Post di tokonya, Minggu (21/5). Bulan depan, kata dia, tokonya berencana memproduksi printer rekondisi untuk seri Canon iP2770, MP237, MP287, dan MP258 sudah diinfus dengan harga miring dan juga printer rekondisi untuk Epson Lseries tipe L120 dan L210 dengan kualitas terjamin dan harga yang lebih terjangkau. (CK12/D1)

n LAMPUNG POST/FERDI IRWANDA

PERALATAN AKUARIUM. Toko Utomo Aquarium, yang berlokasi di Jalan Seroja Pasar Unit II, Banjaragung, menjual berbagai macam jenis peralatan akuarium dan ikan hias, serta melayani jasa merias akuarium, Minggu (21/5).

Toko Utomo Tawarkan Akuarium dan Ikan Hias SALAH satu cara mempercantik rumah adalah merias ruangan rumah dengan menempatkan akuarium. Terlebih lagi bagi Anda yang sangat menyukai keadaan alam karena dengan akuarium pemilik dapat melihat ikanikan hias berenang sembari melepas lelah. Anda tengah mencari toko yang menjual akuarium, alat atau jasa merias akuarium? Anda dapat mengunjungi Toko Utomo Aquarium di Jalan Seroja Pasar Unit II, Banjaragung. Di toko tersebut berbagai macam perlengka-

pan akuarium tersedia serta pengelola juga menyediakan berbagai jenis ikan hias air tawar untuk mempercantik akuarium Anda. Sigit (33), pengelola toko tersebut, menuturkan salah satu cara untuk mempercantik keadaan rumah ialah dengan menempatkan akuarium serta tidak lupa juga penyesuaian ikan yang akan tinggal di dalamnya dan tersedia penawaran menarik berupa bonus ikan hias tiap pembelian akuarium ukuran besar. Tersedia semua peralatan akuarium, mulai dari mesin

sampai aksesori pendukungnya. Serta berbagai jenis ikan hias air tawar, seperti lohan, arwana, koki, koi, komet, manfish, lemon, niasa, gapi, neon, diskun, dan jenis ikan air tawar lainnya. “Kalau akuarium saya buat sendiri. Sementara untuk ikan dan pakannya saya datangkan dari Parung, Bogor. Soal harga masih bisa dinego sampai cocok,” ujar Sigit saat ditemui Lampung Post di tokonya, Minggu (21/5). Selain menjual akuarium, peralatan, dan ikan, ia juga melayani merias atau

mendekor taman akuarium. “Agar akuarium terlihat cantik perlu juga dihias,” kata dia. Ia menambahkan kelebih­ an dari hiasan akuarium adalah dapat ditempatkan di mana saja sesuai dengan yang diinginkan. Mengenai model desain dari akuarium saat ini sudah banyak pilihannya, mulai dari model desain akuarium di dinding, akuarium meja, akuarium unik, akuarium segi empat, akuarium segi enam, akuarium segi delapan, serta masih banyak lagi desain lainnya. (CK12/D1)


DAERAH

LAMPUNG POST

senin, 22 mei 2017

Jambore 1.000 Petani Syngenta Sukses MENGHADAPI musim ta­ nam padi di Kabupaten Me­ suji dan sekitarnya, PT Syn­ genta bekerja sama dengan Dinas Pertanian Mesuji dan petani setempat menggelar Jambore 1.000 Petani peng­ guna produk PT Syngenta, khususnya produk terbaru dari PT Syngenta, yaitu Ar­ mure 300EC. Dalam acara jambore ini dimeriahkan dengan hiburan rakyat kuda lum­ ping, organ tunggal, games, dan doorprize bagi petani yang hadir. Chanel Operational Ma­ nager Sumatera PT Synge­ nta Harry R Ruhiyat me­ ngatakan acara jambore ini dilaksanakan PT Syngenta dalam rangka memberikan informasi teknologi dalam budi daya tanaman padi dan berkontribusi untuk men­ ciptakan kekuatan swasem­ bada pangan nasional. Dalam membuka acara jambore ini juga disampai­ kan bahwa rangkaian acara jambore ini dilakukan di tiga provinsi, yakni yang sudah dilakukan di Palem­ bang, kemudian Lampung, tepatnya di Mesuji Timur pada Kamis (17/5) dan juga akan dilakukan di Medan dalam Waktu dekat ini. Acara ini dihadiri camat Mesuji Timur, kepala BP4K Mesuji Timur, aparat kepoli­ sian serta anggota Koramil, dan 1.000 petani dari Mesuji Timur, Mesuji Utara, Mesuji Induk, Rawajitu Utara, dan Rawajitu Selatan. Eko, selaku wakil petani dari Pangkalmas, Mesuji, memberikan kesaksian bahwa dengan mengguna­ kan produk Armure 300EC, tanaman padinya terbebas dari penyakit hawar daun dan bercak cokelat, tanam­ an padi lebih sehat. Sedangkan Kusmanto, dari Rawajitu, menyatakan ada penambahan produksi padi sebesar 700 kg/ha gabah kering panen sehingganya sangat membantu petani untuk meningkatkan kese­ jahteraan petani. (RLS/U2)

I 21

Warga PWP Apresiasi Kinerja Agung Ilmu

n DOK HUMAS LAMPURA

PENGAJIAN. Bupati Lampung Utara Agung Ilmu Mangkunegara menghadiri pengajian akbar menyongsong Ramadan 1438 H Paguyuban Warga Panginyongan (PWP) Korcam Blambanganpagar, di Desa Tanjungiman, Kecamatan Blambanganpagar, Minggu (21/5).

Harga Kebutuhan Pokok Lampura Naik Pemda akan gelar pasar murah pada 6—9 Juni mendatang. YUDI HARDIANTO

S

EPEKAN menjelang puasa Ramadan 1438 H, harga ke­ butuhan pokok di Kabupaten Lampung Utara mulai merangkak naik. Kenaikan harga merujuk hasil pendataan petugas di pasar tradi­ sional sampai pekan ketiga Mei ini berkisar 1,6—2%. “Kenaikan harga kebutuhan pokok di Lampura masih dalam kategori normal. Naiknya harga jelang puasa dari pemantauan petugas masih pada kisaran 1,6—2% dan dimung­ kinkan harga akan kembali naik pada Minggu keempat,” ujar Kepala Bidang (Kabid) Perdagangan Dinas Pengelolaan Pasar dan Perdagangan Yanurita, di ruang kerjanya, Jumat (19/5). Untuk harga yang mulai merang­ kak naik, yakni harga beras yang pada pekan pertama untuk kualitas satu Rp12 ribu/kg pada pekan ketiga naik menjadi Rp12.200, kualitas dua dari Rp10 ribu/kg naik menjadi Rp12 ribu/kg. Sementara kualitas me­

Pasar Murah

­ adia ns yah me n ut ur kan g un a H meringankan beban masyarakat sekaligus untuk menekan kenaikan harga bahan pokok saat puasa, Pemerintah Kabupaten Lampura akan menggelar pasar murah yang rencananya pada 6—9 Juni di tiga titik wilayah. “Untuk membantu meringankan beban masyarakat, Pemerintah Kabupaten melaksanakan pasar mu­ rah di sejumlah titik,” ujarnya saat ditemui di ruang kerjanya, pekan kemarin. Adapun tiga titik lokasi pasar murah, yakni lapangan Koramil Ke­ camatan Kotabumi, lapangan Desa Bumiraya, dan PT Hanakau, Desa Candimas, Kecamatan Abung Selatan. Selain Pemkab, pasar murah juga akan digelar Pemerintah Provinsi di empat titik, yakni Abungsemuli, dan Abung Selatan, Sungkai Selatan, dan Abung Barat. “Saat pasar murah akan men­ jual bahan pokok yang dibutuhkan masyarakat, seperti telur, minyak, gula, dan kebutuhan lainnya dengan harga di bawah rata-rata pasar,” kata Bambang. (FIT/U2)

Kepala Bagian Perekonomian Setdakab Lampura Bambang

yudi@lampungpost.co.id

dium dari Rp7.800/kg naik menjadi Rp9.000/kg. Sementara harga gula pasir, mi­ nyak goreng curah, telur ayam ras, daging sapi maupun ayam, serta tepung terigu dan mentega belum ada kenaikan. Pada pekan pertama, harga gula pasir Rp12 ribu/kg, pada pekan ketiga masih tetap Rp12 ribu/kg,

Kenaikan harga kebutuhan pokok di Lampura masih dalam kategori normal. minyak goreng curah Rp12 ribu/kg, telur ayam ras Rp19 ribu/kg, tepung terigu Rp9.000, daging sapi Rp120 ribu/kg, daging ayam Rp27 ribu/kg, dan mentega Rp34 ribu. “Untuk harga kebutuhan pokok selain beras, seperti gula, minyak goreng curah, telur ayam ras, da­ging sapi maupun ayam, serta tepung terigu dan mentega masih normal,” kata Yanurita.

seLINTAS

Gubernur akan Hadiri Jalak Sakti GUBERNUR Lampung M Ridho Ficardo beserta petinggi TNI Angkatan Udara rencananya menghadiri latihan Antarsatuan Koopsau I dengan sandi Jalak Sakti pada 21—23 Mei di Lanud Pangeran M Bunyamin. Komandan Lanud Pangeran M Bunyamin Letkol Pnb Ahmad Mulyono, didampingi Kabid Humas Lanud Pangeran M Bunyamin Diadna, Minggu (21/5), mengatakan latihan antarsatuan Jalak Sakti dilaksanakan satu tahun sekali merupakan program kerja Koopsau I, yang bertujuan meningkatkan dan menguji kemampuan Kotama TNI AU dalam merencanakan, melaksanakan, serta mengendalikan mekanisme kegiatan operasi udara secara tepat guna dan berhasil guna. Ahmad Mulyono juga mengatakan masing-masing rombongan langsung menuju ke air weapon range (AWR) yang jaraknya kurang lebih 8 km dari Makolanud setempat. “Target sasaran tembak ada tiga titik, sementara Korpaskhas akan mencari titik koordinat sebagai drop zone penerjunan,” kata dia. (ATA/U2)

n LAMPUNG POST/AHMAD SOBIRIN

YUDISIUM. Sebanyak 73 mahasiswa, terdiri dari 35 mahasiswa Program Studi (Prodi) Manajemen Pendidikan Islam (MPI) dan 38 mahasiswa Prodi Ekonomi Syariah Sekolah Tinggi Agama Islam Tulangbawang-Lampung, mengikuti yudisium angkatan kedua tahun akademik 2016—2017 di halaman Kampus STAI Tulangbawang Jalan Lintas Timur KM 19 Cahyou Randu, Kecamatan Pagardewa, Tulangbawang barat, Sabtu (20/5).

Sebelum Dilantik, Fauzi Donorkan Darah

STAI Tuba Yudisium 73 Sarjana 2017

WAKIL Bupati Pringsewu terpilih Fauzi turut berpartisipasi mendonorkan satu kantong darah dalam kegiatan bakti sosial yang digelar dari gabungan elemen organisasi dan komunitas bernama Donor Darah Community yang ada di kabupaten setempat, Sabtu (20/5), di kompleks halaman Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) setempat. Fauzi, yang akan dilantik hari ini (22/5) oleh Gubernur Lampung M Ridho Ficardo, mengaku rutin melakukan donor darah setiap ada momen tersebut. Sebab, menurut dia, proses donor darah sangat baik untuk kesehatan tubuh karena darah akan muncul ke tubuh menjadi lebih bersih dan lancar. Mantan kepala Dinas Pendapatan ini mengapresiasi kegiatan donor darah yang dimotori gabungan elemen dan komunitas Donor Darah Multi Community. Sementara Ketua Pelaksana Kapten Redi Kurniawan, yang juga Danramil 424-06 Kecamatan Pringsewu, mengatakan agenda gelar bakti sosial donor darah 2017 itu dalam rangka menyongsong Ramadan 1438 H. “Alhamdulillah target tercapai, bisa mendapatkan 105 kantong darah, dari sekitar 300 peserta yang diundang,” ujar Redy. (ONO/U2)

SEBANYAK 73 mahasiswa terdiri dari 35 mahasiswa Program studi (Prodi) Mana­ jemen Pendidikan Islam (MPI) dan 38 mahasiswa prodi Ekonomi Syariah Sekolah Tinggi Agama Islam Tulangbawang-Lampung mengikuti Yudisium angkat­ an kedua tahun akademik 2016/2017. Acara yudisium digelar di halaman Kampus STAI Tu­ langbawang, Jalintim Km 19 Cahyourandu, Kecamatan Pagardewa, Tulangbawang Barat, Sabtu (20/5). Yudisi­ um bertema Mencerdaskan bangsa dalam segi intelektual dan spiritual tersebut

dihadiri Wakil Koordinator Kopertis VII Wilayah Suma­ tera Bagian Selatan Edison Syaifullah dan Kabidpora Disparpora Tuababa Ahmad Zen. Edison Syaifullah dalam sambutannya mengapresia­ si kegiatan tersebut dan me­ ngucapkan selamat kepada para sarjana yang baru saja diwisuda. “Kami berharap jangan berhenti sampai di sini dalam menuntut ilmu. Jangan pernah putus asa dan upayakan mahasiswa melanjutkan pendidikan hingga S-2,” ujarnya. Ketua STAI Tuba Abu Tholib Khalik, didam­pingi

Wakil Ketua I Romli dan Wa k i l Ke t u a I I I G u g u s Kriswahyudi, menjelaskan yudisium tahun ini sekaligus pengesahan penggunaan gelar sarjana kepada maha­ siswanya dari tiga fakultas, yakni Fakultas Ekonomi Islam, Fakultas Manajemen Islam, dan Fakultas Hukum Islam. “Yudisium ini dilaksana­ kan dalam rangka upaya kami ikut dalam mewu­ judkan kecerdasan bangsa, khususnya kepada para Mahasiswa STAI Tulang­ bawang, baik dari segi in­ telektual dan spiritual,” kata Abu Thalib. (CK11/U2)

BUPATI Lampung Utara (Lampura) Agung Ilmu Mangkunegara menghadi­ ri acara pengajian akbar menyongsong Ramadan 1438 Hijriah Paguyuban Wa r g a P a n g i ny o n g a n (PWP) di Desa Tanjung­ iman, Kecamatan Blam­ banganpagar, kabupaten setempat, Minggu (21/5). Turut mengikuti kegiat­ an, asisten III, para kepala organisasi perangkat dae­ rah Lampura, camat Blam­ banganpagar, Kiyai Amin Rosidi sebagai pencera­ mah, serta masyarakat setempat. Acara tersebut diawali dengan pemba­ caan ayat suci Alquran oleh Ustaz Ahmad Syafe’i. Koordinator Paguyuban warga Panginyongan, Rosidi, mengucapkan terima kasih kepada Bupati yang telah hadir pada acara tersebut. Ia mengatakan perhatian yang sudah diberikan Bu­

pati sudah banyak dirasakan PWP di Desa Tanjungiman, Kecamatan Blambanganpa­ gar, Kabupaten Lampung Utara ini. Dengan perhatian yang telah diberikannya, kata Ro­ sidi, warga Panginyongan, berjanji akan terus mendu­ kung pemerintah dan be­ kerja sama dalam menjaga kebersamaan, persatuan, dan kesatuan serta pemba­ ngunan di Lampura. Sementara Bupati me­ ngajak tamu undangan yang hadir untuk selalu bersyukur atas karunia yang telah Allah swt beri­ kan. Acara ini, menurut­ nya, mempunyai makna yaitu menjalin tali sila­ turahmi antara masyarat dan pemda. “Acara ini juga untuk mencari ilmu agama dalam rangka memperte­ bal keimanan dan ketak­ waan terhadap Allah swt,” kata Agung. (FIT/LEH/U2)

n LAMPUNG POST/SUKISNO

CEK SURAT SUARA. Panitia Pilkades Kecamatan Tanjungbintang mengecek surat suara di Desa Way Galih, Kecamatan Tanjungbintang, Lampung Selatan, Minggu (21/5).

Pilkades Se-Tanjungbintang Siap Digelar PEMILIHAN Kepala Desa (Pilkades) se-Kecamatan Tanjungbintang yang di­ ikuti empat desa, yaitu Desa Serdang, Srikaton, Trimulyo, dan Way Galih, siap digelar hari ini (22/5). “Kami siap menggelar pilkades serentak di mana di wilayah saya ada em­ pat desa yang mengikuti pemilihan,” ujar Camat Tanjungbintang Alamsyah saat dikonfirmasi di Desa Way Galih, Minggu (21/5). Untuk diketahui, pelak­ sanaan pilkades akan ber­ langsung serentak di 41 desa sekabupaten pintu gerbang Sumatera itu. Alamsyah menjelaskan walaupun ada beberapa kendala dalam persiapan panitia, tidak mengurangi rasa optimistis penyelenggara untuk menyukseskan pesta demokrasi di tingkat desa. “Biasalah, Mas, suatu pe­ nyelenggaraan pasti ada kendala. Tapi, alhamdulillah berjalan lancar semua persia­ pannya,” kata Alamsyah. Untuk pendistribusian logistik, semuanya telah disalurkan di desa masingmasing pada sore hari. Dike­

tahui, data pemilih tetap (DPT) Desa Serdang berjum­ lah 6.787 pemilih untuk dire­ butkan empat pasang calon, Srikaton 1.897 untuk dire­ butkan dua pasang calon, Trimulyo 2.182 pemilih dire­ butkan empat pasang calon, dan Way Galih berjumlah 4.948 pemilih untuk direbut­ kan lima pasang calon. Kapolsek Tanjungbintang AKP Endhi Pratama menga­ takan pihaknya siap turut andil menyukseskan jalan­ nya pilkades di wilayah Tan­ jungbintang. “Kami siap un­ tuk mengamankan pilkades. Bahkan malam ini (tadi malam) pun saya keliling melihat kesiapan bersama pak camat serta Danramil,” kata Kapolsek. Salah satu panitia penye­ lenggara dari Desa Way Ga­ lih, Andra Ikhsanudin, me­ ngatakan tidak ada kendala yang begitu berarti dalam rangkaian penyelengaraan pilkades di desanya. Ngadimin, warga Desa Way Galih, berharap perhelat­ an pilkades berjalan lancar, jujur, adil, serta aman agar masyarakat puas atas hasil pesta demokrasi. (*1/U2)

Bunda PAUD Tulangbawang Tekankan Kejujuran Anak BUNDA PAUD Tulang­ bawang Erna Hanan ber­ harap seluruh dewan guru di PAUD wilayah itu dapat melatih pendidikan anak usia dini yang jujur serta berintegritas dan cerdas. Hal tersebut dikatakan Erna Hanan saat mengge­ lar acara pencanangan Ge­ nerasi Nasional Aku Anak Jujur (Gernas Manjur) un­ tuk Kabupaten Tulang­ bawang di PAUD Al Bahari Al Islam, Menggala, Minggu (21/5), yang dihadiri Wakil Ketua Himpaudi Tulang­ bawang Ruslan, 15 bunda PAUD, kecamatan, serta dari Dinas Pendidikan. Dia menegaskan dengan gerakan itu diharapkan pal­

ing tidak anak-anak akan menanamkan dalam dirinya sifat jujur, yakni jujur kepada diri sendiri, agama, orang tua, teman, dan sekelilingnya. Sementara untuk evalua­ sinya nanti setiap PAUD agar dapat menerapkan pembelajaran aku anak jujur serta mengajak anakanak untuk praktik lang­ sung di lingkungannya. Tidak dimungkiri dibu­ tuhkan kerja keras dari se­ mua pihak untuk menuju pendidikan berkarakter dalam mencetak generasi yang akan menjadikan se­ seorang dengan cara pan­ dang dan bertindak, dan memiliki sifat untuk selalu jujur. (ATA/U2)


OLAHRAGA

22 I senin, 22 mei 2017

LAMPUNG POST

7 Provinsi Ramaikan Hapkido Lanal 2017 Para pengurus dituntut aktif menyosialisasikan olahraga hapkido ke setiap sekolah di daerah masing-masing. UMAR WIRAHADIKUSUMA

S

EBANYAK 154 peserta dari tujuh provinsi meramaikan Open Tournament Hapkido Lanal 2017 di PKOR Way Halim, Bandar Lampung, Sabtu (20/5). Ketujuh provinsi tersebut yakni Lampung, Kepulauan Riau, Bengkulu, Banten, DKI Jakarta, Yogya­ karta, dan Jawa Timur. Ketua Pengurus Provinsi (Pengprov) Hapkido Lampung Kolonel Laut (P) Kelik Haryadi mengatakan event yang di­ gelar merupakan upaya dari pengurus untuk menjaring bibit-bibit andal yang ada di Lampung khususnya, sehing­ ga ke depan para atlet bisa di­ andalkan pada event nasional maupun internasional.

Artinya, ketika kalah harus mengakui kekalahannya dan begitu pun jika menang. Terlebih, dalam waktu dekat, para atlet menghada­ pi dua event besar kejuaraan dunia dan kejurnas pada Juli dan Agustus mendatang. “Dan, pada kejuaraan dunia, alhamdulillah Lampung dipercaya untuk bisa me­ ngirimkan atlet sebanyak tiga orang untuk mewakili Indonesia,” kata Kelik, usai membuka Open Tourna­ ment Hapkido Lanal 2017. Oleh karena itu, dia meng­ harapkan kepada para pe­ serta yang ikut pada ke­ juaraan hapkido kali ini untuk bisa bermain secara sportif dan sungguh-sung­ guh, karena dalam sebuah pertandingan harus yakin bahwa ketika atlet ban­ yak berlatih akan meraih prestasi. “Artinya, ketika kalah harus mengakui keka­ lahannya dan begitu pun jika menang,” ujarnya. Lebih lanjut Kelik meng­ ungkapkan Lampung baru memiliki empat pengcab, di antaranya Metro, Way Kanan, Lampung Tengah, dan Bandar Lampung. Ke depan, pihaknya berupaya untuk segera membentuk

pengcab di beberapa kabu­ paten tersisa. “Target kami secepatnya pembentukan pengcab di seluruh daerah, sehingga hapkido bisa me­ masyarakat dan bisa ikut serta dalam event nasional seperti PON,” kata dia. Selain itu, dia juga mene­ kankan kepada pengurus kabupaten/kota yang ada untuk lebih aktif dalam membina para atlet, baik melalui pelatihan jangka pendek, menengah, maupun panjang. “Para peng­u rus dituntut aktif menyosia­ lisasikan olahraga hapkido ke setiap sekolah di daerah masing-masing,” katanya.

Apresiasi Sementara itu, Founder Hapkido Indonesia Master V Yoyok Suryadi mengata­ kan pihaknya mengapresiasi Pengprov Lampung yang telah mengambil kesempa­ tan lebih awal menggelar turnamen selevel nasional. “Dan, memang kami sangat mendorong Lampung untuk menggelar event ini lebih awal, karena perkembangan olahraga hapkido di Lampung sangat pesat,” kata Yoyok. Dari terobosan yang di­ ambil oleh Pengprov Hap­ kido Lampung tersebut, dia berharap kepada daerah lain untuk bisa mengikuti, sehingga ke depan olah­ raga hapkido sendiri mampu setara dengan cabang-ca­ bang yang lain. “Kalau dari evaluasi yang dilakukan di tahun kemarin, ada tiga daerah dari 25 provinsi yang berkembang sangat bagus, di antaranya Lampung, Kepu­ lauan Riau, dan Sulawesi Selatan. Ini tentunya harus menjadi motivasi bagi selu­ ruh daerah,” ujarnya. Dari hasil pertandingan yang digelar, keluar sebagai pemenang Best Fighting Spirit atas nama Nurhali­ mah Esa Putri asal Lam­ pung Tengah. Kemudian Best Perform Player diraih Zaidul Handi asal Beng­ kulu, Favorite Coach diraih Nuriva asal Yogyakarta, Best Team diraih Kabupaten Way Kanan, dan Favorite Referee diraih Juli Prastomo asal Kalimantan Timur. (O2) wira@lampungpost.co.id

Gebuk Fiorentina, Napoli Tempel Ketat Roma NAPOLI berhasil menggebuk Fiorentina dalam lanjutan Liga Italia Seri A pekan ke37, Minggu (21/5) dini hari WIB. I Partenopei menang dengan skor telak 4-1 dan terus menempel AS Roma. Bermain di kandang sen­ diri, Stadion San Paolo, Na­ poli langsung menggebrak pertahanan Fiorentina. Pada menit kedelapan, mereka sudah berhasil unggul lewat Kalidou Koulibaly. Tak puas dengan skor 1-0, anak asuh Maurizio Sarri terus menekan pertahanan Fiorentina. Hasilnya dida­ pat pada menit ke-36. Kali ini Lorenzo Insigne sukses mencatatkan namanya di papan skor memanfaatkan umpan Dries Mertens. Skor 2-0 bertahan sampai babak pertama usai. Pada babak kedua, Fioren­ tina mulai berhasil keluar dari tekanan Napoli. Mereka sesekali berhasil menembus pertahanan I Partenopei. Akan tetapi, justru tim tuan rumah yang kembali ber­ hasil mencetak gol. Kali ini Mertens turut menyumbang

gol pada menit ke-57. Skor berubah menjadi 3-0. Usaha Fiorentina untuk mencetak gol membuahkan hasil pada menit ke-60. Josip Ilicic membuat skor berubah menjadi 1-3. Ia mencetak gol memanfaatkan assist dari Cristian Tello. Namun, hanya sampai di situ saja perlawanan Fioren­ tina. Napoli kembali berhasil memperlebar jarak pada me­ nit ke-64. Lagi-lagi Mertens mencatatkan namanya di papan skor untuk membawa timnya menang dengan skor telak 4-1. Kemenangan ini membuat mereka terus me­n empel ketat AS Roma yang ber­ ada di peringkat kedua ­d e­n gan selisih satu poin. Pada pertandingan sebelum­ nya, Roma menang 5-3 atas Chievo Verona. Dua gol Mertens dalam laga ini juga membuat per­ buruan top skorer Seri A menjadi seru. Ia yang sudah mencetak 27 gol sampai saat ini hanya berselisih satu gol dengan Edin Dzeko dari Roma. (MTVN/O2)

n LAMPUNG POST/UMAR WIRAHADIKUSUMA

FOTO BERSAMA. Pengurus Pusat Hapkido didampingi Pengurus Provinsi Hapkido Lampung beserta perangkat pertandingan berfoto bersama usai pembukaan Open Tournament Hapkido Lanal Lampung 2017 di PKOR Way Halim, Bandar Lampung, Sabtu (20/5).

Lampung Sakti Tumbangkan Perserang 2-1 TIM sepak bola Lampung Sakti akhirnya mampu meraih poin penuh atas tim tamu Perserang Serang yang berada di puncak klasemen dengan skor tipis 2-1 pada pertandingan Liga 2 di Stadion Sumpah Pe­ muda Way Halim, Bandar Lampung, Sabtu (20/5). Asisten pelatih tim Lam­ pung Sakti, Tugio, menga­ takan hasil yang diperoleh pada laga ini sangatlah

positif dan berdampak pada motivasi pemain yang kembali sedikit pulih usai kekalahan di tiga laga terakhir. “Ini kemenang­ an masyarakat Lampung. Saya merasa bangga dan berterima kasih kepada anak-anak. Mereka sudah bisa menerapkan pola per­ mainan pada sesi latihan,” kata Tugio usai pertan­ dingan. Walaupun meraih keme­

menit akhir pertandingan. Sementara anak-anak kita fisiknya tidak begitu siap. Ini menjadi PR kami di masa jeda Ramadan nanti,” ujarnya. Salah satu pemain Lam­ pung Sakti, Riyanto, ber­ terima kasih atas dukun­ gan dari semua pihak atas kemenangan ini. “Alham­ dulillah, ini berkat doa masyarakat Lampung, se­ hingga kami bisa bermain

nangan, menurut Tugio, secara pola dan teknis ber­ main tim Lampung Sakti, jajaran pelatih masih akan terus melakukan evalu­ asi secara menyeluruh. Sebab, dari pemantauan pertandingan 2 x 45 menit berlangsung, fisik pemain tidak begitu kuat dengan ba­ nyaknya pemain cedera dan lemahnya pertahanan. “Padahal, yang menjadi rawan kebobolan adalah di

Drag Bike 2017 Diikuti 461 Starter DPP Lampung Sai ber­ sama sejumlah sponsor menyelenggarakan Drag Bike 2017 Putaran I di lin­ tasan Kota Baru, Lampung Selatan, Sabtu—Minggu (20—21/5). Ajang Drag Bike ini di­ ikuti 461 starter atau pe­ serta dari Provinsi Lam­ pung dan dari luar Provinsi Lampung. Ketua Bidang Pemuda dan Olahraga Lampung Sai Rycko Menoza SZP menga­ takan drag bike ini digelar karena melihat pecinta otomotif sepeda motor di Provinsi Lampung cukup tinggi. “Penggemar otomotif di Lampung banyak ya, nah melihat respons ini kami menyelenggarakan drag bike,” kata Rycko dalam sambutannya, ke­ marin. Rycko pun mengapresia­ si peserta drag bike ini yang tidak hanya berasal dari Provinsi Lampung saja, tetapi juga berasal dari

Podium Pertama Vinales di MotoGP Prancis

n LAMPUNG POST/RICKY MARLY

BERSIAP-SIAP. Salah satu peserta bersiap-siap sebelum memacu sepeda motornya dalam ajang Drag Bike 2017 Putaran I di lintasan Kota Baru, Lampung Selatan, Minggu (21/5). luar Provinsi Lampung. “Ini suatu kebanggaan dan juga bisa menjadi uji peserta dalam meraih prestasi. Lebih baik jatuh di lintasan balap daripada jatuh di lintasan umum,” ujar mantan Bupati Lam­ pung Selatan ini. Ketua Pelaksana Drag Bike Ferdinand Uyung

menjelaskan drag bike kali ini merupakan yang pertama dilakukan atau seri I. Ke depan, kembali dilanjutkan dengan tiga seri hingga Desember mendatang. Dirinya menjelaskan se­ banyak 461 peserta yang mengikuti ajang ini berasal dari kabupaten/kota di

Lampung. Selain itu, di­ ikuti juga oleh peserta dari luar Provinsi Lampung, seperti dari Sumatera Se­ latan, Jawa Tengah, dan Banten. Ajang drag bike ini memperebutkan satu unit sepeda motor matik Ya­ maha Mio sebagai hadiah utama. (RIC/R5)

Kejurkab Renang untuk Persiapan Porprov KEJUARAAN Kabupaten (Ke­ jurkab) Renang PRSI Lam­ pung Selatan digelar di Ko­ lam Renang Tirta Tanjung, Desa Jatibaru, Kecamatan Tanjungbintang, Lampung Selatan, Sabtu (20/5). Kejurkab ini diikuti 50 peserta pelajar dan umum se-Kabupaten Lampung Selatan. Ketua panitia dan sekali­ gus pemilik Kolam Renang Tirta Tanjung, Pramono Adi, mengatakan Kejurkab Renang PRSI Lampung Se­ latan mempertandingkan empat gaya kelompok umur di kelas 50 meter, yaitu gaya bebas, punggung, dada, serta gaya kupu-kupu. Pramono memberikan apresiasi kepada para atlet, pihak sekolah, dan klub re­ nang yang ada di Lampung Selatan yang turut serta me­

n LAMPUNG POST/SUKISNO

BERIKAN MEDALI. Sekretaris KONI Lampung Selatan Zakaria berfoto bersama dengan pemenang saat memberikan medali pada Kejurkab PRSI Lampung Selatan di Kolam Renang Tirta Tanjung, Desa Jatibaru, Kecamatan Tanjungbintang, Lampung Selatan, Sabtu (20/5). nyukseskan Kejurkab ini. Selain itu, kepada KONI serta Dispora Lampung Selatan yang mendukung event tahunan ini. “Tanpa mereka, event ini tidak akan sukses dan kita turut bangga menjadi bagian dari pembi­

naan atlet renang di Lam­ pung Selatan,” ujarnya. Ketua KONI Lampung Selatan Edy Firnandi me­ ngatakan Kejurkab ini di­ gelar untuk menyeleksi tim Porprov Lampung Selatan cabang olahraga renang.

dengan semangat dan bisa menang lawan Perserang,” kata Riyanto. Dia mengungkapkan hasil yang diperoleh ini masih bagian kecil dari tu­ juan tim dalam berlaga di Liga 2. “Kekompakan dan konsisten dalam bermain menjadi fokus kami. Oleh karena itu, sikap ini akan kami jalankan terus di pertandingan berikutnya,” ujarnya. (WIR/O2)

Selain itu, Kejurkab renang PRSI diadakan sebagai bukti bahwa KONI Lampung Se­ latan selalu mencari bibitbibit atlet berprestasi. “Para juara akan dibina untuk dipersiapkan mengi­ kuti kejuaraan-kejuaraan yang lebih tinggi, seperti event Porprov akhir tahun ini,” kata dia. Dalam Kejurkab ini, SDN 1 Jatibaru menjadi juara umum kategori sekolah dasar (SD) dengan peroleh­ an 8 emas, 5 perak, dan 2 pe­ runggu. Untuk kategori SMP juara umum diraih SMPN 1 Jatibaru dengan perole­ han 5 emas, 4 perak, dan 1 ­perunggu. Kemudian untuk tingkat SMA juara umum diraih SMAN 1 Jatibaru dan SMAN 1 Natar karena samasama mengumpulkan 4 emas. (*1/O2)

KEMENANGAN dramatis diraih Maverick Vinales pada ajang MotoGP Prancis yang berlangsung di Sirkuit Le Mans, Minggu (21/5). Gelar juara itu baru ia dapatkan setelah berduel sengit den­ gan Valentino Rossi di lap terakhir. Vinales memang punya modal bagus sebelum bala­ pan karena berhasil memulai start di posisi terdepan atau pole position. Namun, jalan­ nya balapan tetap tidak mu­ dah karena Vinales ditempel ketat Valentino Rossi dan Johann Zarco sejak lap per­ tama. Perlawanan menarik baru ditunjukkan Vinales ketika Rossi mengambil alih po­ sisinya menjelang balapan berakhir. Saat itu, ia ber­ hasil merebut kembali po­ sisi ­terdepannya meskipun balapan tinggal tersisa satu putaran lagi. Tidak terima disalip rekan setimnya, Rossi sempat me­ maksakan diri untuk kembali melewati Vinales. Namun, upaya itu malah membuat The Doctor tergelincir di salah satu tikungan hingga akhirnya tidak bisa melan­ jutkan balapan. Insiden yang menimpa Rossi merupakan rezeki tersendiri bagi Zarco yang tergabung dengan tim Ya­ maha Tech 3. Pembalap asal Prancis itu akhirnya bisa merasakan podium di kelas MotoGP dengan finis di urutan kedua. Selain itu, Dani Pedrosa yang berasal dari tim Repsol Honda juga bisa menikmati podium ketiga. Usai menang duel dengan Rossi, Vinales langsung mela­ ju ke garis finis de­ngan cata­ tan waktu 43 menit 29.793 detik. (MTVN/O2)


BANDAR LAMPUNG

LAMPUNG POST

Pembekalan Kelola DD oleh Pemprov Lebih Baik P

RESIDEN Joko Widodo bakal menggandeng Komisi Pemberan­ tasan Korupsi (KPK) dalam mengawasi penggunaan dana desa (DD). Hal itu ber­ tujuan agar penggunaannya tepat sasaran dan sesuai dengan peruntukannya. Gubernur Lampung M Ridho Ficardo mengatakan pengawasan dana desa se­ jauh ini secara teknis lang­ sung dikoordinasi para bu­ pati kabupaten di Lampung. Namun, pembekalan dan pelatihan yang telah diberi­ kan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung kepada aparat desa merupakan yang paling lengkap diban­ dingkan daerah lain. “Kalau Pemprov sudah berikan pembekalan yang bahkan kami berikan pa­ ling lengkap dibanding daerah lain. Bolak-balik kami berikan pembekalan dan pe­ngarahan baik dari Pemprov, kejaksaan, dan kepolisian, semuanya,” kata Gubernur di Hotel Novotel, Minggu (21/5). Hal ini diharapkan dapat meminimalisasi segala ben­ tuk penyimpangan penggu­ naan dana desa. Gubernur mengungkapkan mengenai pengawasan secara teknis telah dikoordinasi langsung bupati di kabupaten seLampung. “Rambu-rambunya su­

dah jelas, mudah-mudahan bisa meminimalisasi pe­ nyimpangan. Dan secara teknis pelaksanaan pe­ ngawasan semuanya da­ lam koordinasi pemkab. Mudah-mudahan enggak banyak hal yang katakan­ lah nanti mengecewakan dalam pengelolaan itu (dana desa),” ujarnya. Mengenai pelatihan lan­ jutan untuk menjaga agar tidak terjadi penyimpangan dana desa, Gubernur me­ ngatakan pihaknya terganjal anggaran pembekalan yang cukup besar. “Belum terang­ garkan karena jumlahnya masif ada 2.000 lebih kepala desa. Waktu itu kami laku­ kan pelatihan bukan hanya kepala desa saja, tapi juga sekretaris dan bendahara desa. Jadi menghitungnya bukan satu orang tapi kali tiga, itu yang agak berat,” ujarnya.

Bentuk Satgas Sebelumnya, untuk m e n g ­a w a s i d a n a d e s a , Pemprov Lampung juga telah membentuk satuan tugas (satgas) pembinaan dan pengawasan dana desa. Satgas terbentuk den­ gan SK Gubernur dengan Nomor G/149/V.12/HK/2017 dengan koordinasi Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa (DPMPD). (K1) firman@lampungpost.co.id

Karnaval BKPRMI Diikuti Santri SERIBUAN santri dari sekitar 30 taman kanak-kanak dan taman pendidikan Alquran mengikuti karnaval sambut Ramadan, Minggu (21/5). Titik start dipusatkan di halaman Kampus Darma Jaya Bandar Lampung. Ketua Badan Komunikasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia (BKPRMI) Provinsi Lampung Ade Utami Ibnu mengatakan tak lebih dari sepekan akan bertemu lagi dengan bulan mulia, bulan yang sangat membahagikan, yakni bulan Ramadan. “Sebagai seorang muslim, kita pun harus menyambutnya dengan hati riang, hati senang, dan hati bahagia. Karena setiap aktivitas di bulan Ramadan bernilai kebaikan,” kata Ade melalui pesan tertulis yang diterima Lampung Post, kemarin. Ade pun menjelaskan dengan karnaval ini, BKPRMI menegaskan kembali jati dirinya sebagai elemen bangsa yang cinta tanah air Indonesia, cinta dengan Lampung dimulai dari bagaimana memakmurkan masjid. “Bulan Ramadan, bulan mulia, sudah di depan mata. Sudah selayaknya kita ramaikan, kita makmurkan kembali masjidmasjid kita, musala-musala kita. Kita tegaskan lagi bahwa momen Ramadan harus dioptimalkan dan BKPRMI perlu mengajak dan mensyiarkan kembali seruan ayo kembali ke masjid,” kata Ketua Fraksi PKS DPRD Lampung. (TRI/K2) n LAMPUNG POST/ZAINUDDIN

SILATURAHMI MARGA ADAT. Menteri Pertahanan RI Jenderal TNI (Pur) Ryamizard Ryacudu bersama Gubenur Lampung M Ridho Ficadro dan sejumlah marga adat memegang keris pusaka bersama saat silaturahmi dengan 62 marga adat se-Provinsi Lampung di Hotel Novotel Bandar Lampung, Minggu (21/5). Menteri Pertahanan RI Jenderal TNI (Pur) Ryamizard Ryacudu menerima gelar Sutan Raja Kaca Marga saat acara tersebut.

Keluhuran Adat Bikin Lampung Harmonis NILAI-nilai adat yang terbuka dan merangkul pendatang membuat ke­ hidupan suku-suku di Lampung hidup damai. Keharmonisan itu mem­ buat tidak timbul per­ masalahan berarti, bah­ kan bersama memajukan Lampung. Gubernur Lampung Mu­ hammad Ridho Ficardo menyampaikan Lampung merupakan daerah yang paling heterogen, baik dari aspek bahasa, bu­ daya, agama, maupun adat-istiadat. Adat budaya Lampung yang senantiasa dijunjung tinggi sampai sekarang, yaitu piil pesenggiri (menjaga kehorma­ tan diri), bejuluk beadek (suka memberikan gelar kehormatan), nemui nyimah (keterbukaan terh­ adap pendatang), nengah nyappur (ramah terhadap siapa pun), dan sakai sambayan (suka menolong). “Alhamdulillah dengan penerapan adat buda­ ya tersebut, masyarakat

Lampung dapat hidup harmonis tanpa ada­nya permasalahan sosial ke­ masyarakatan,” kata Gu­ bernur Lampung dalam sambutan pada silatu­ rahmi dengan Menteri Pertahanan Jenderal TNI (Purn) Ryamizad Ryacudu bersama masyarakat adat 62 marga se-Lampung di ballroom Novotel, Minggu (21/5). Pada acara itu dige­ lar pemberian gelar adat dari masyarakat adat 62 marga se-Lampung ke­ pada Ryamizard Ryacudu dan istrinya. Ryamizard bergelar Sutan Tuan Kaca Marga dan istrinya, Nora Ryamizard Ryacudu, bergelar Sutan Ayu Mah­ kota Marga. “Pertemuan yang kita laksanakan hari ini kira­ nya dapat meningkatkan persaudaraan, bertukar pikiran, dan menjadi wa­ hana guna memeroleh masukan serta saran da­ lam upaya berpartisipasi menyukseskan pemban­

gunan di Lampung, Sang Bumi Ruwa Jurai yang kita cintai ini,” ujar Gu­ bernur. Ryamizard Ryacudu me­ nyatakan pengukuhan gelar bukan dikarenakan menjabat menhan, seba­ gai putra Lampung telah memiliki gelar tersebut sejak lahir. Ia juga me­ negaskan agenda kegiatan tidak terkait politik mau­ pun kesukuan. Ini salah satu langkah melestari­ kan budaya adat-istiadat m a s y a ra k a t L a m p u n g yang wajib dijaga. “Ini kan budaya yang harus dilestarikan. Salah satunya gelar yang su­ dah ada sejak saya la­ hir. Saya ingin membuka mata marga yang selama ini jalan masing-masing bagaimana bisa bekerja untuk meningkatkan bu­ daya ini. Kembali ke asal dan bisa lebih maju, bisa menyesuaikan dengan perkembangan zaman,” ujar keturunan ke-31 Rya­ cudu ini. (ADI/MAN/K1)

Ribuan Peserta Meriahkan Jalan Santai Perbarindo RIBUAN peserta yang terdiri dari karyawan, direksi, dan nasabah Bank Perkreditan Rakyat (BPR) dan Bank Pembiayaan Rakyat (BPR) Syariah serta masyarakat umum me­ meriahkan jalan santai dan senam sehat yang digelar Perhimpunan Bank Perkreditan Rakyat Indonesia (Perbarindo) Lampung di halaman kantor Wali Kota Bandar Lampung, Minggu (21/5). Acara digelar dalam rangka memeriahkan Hari Bank Perkreditan Rakyat (BPR)-Bank Perkreditan Rakyat Syariah (BPRS) secara nasional.

I 23

SELINTAS

Pengawasan penggunaan dana desa sangat penting untuk menghindari terjadinya penyimpangan dalam pelaksanaannya. FIRMAN LUQMANULHAKIM

senin, 22 mei 2017

Kepala Perbarindo Lampung Tu­ bagus Zubir Ramadhan mengatakan kegiatan sebagai sarana mengedu­ kasi masyarakat dan memperkenal­ kan BPR dan BPRS sebagai bank asli anak bangsa dan memiliki banyak kelebihan. “Selain mendekatkan diri kepada masyarakat, kegiatan untuk mendorong sektor ekonomi karena banyak pedagang meramaikan acara ini,” kata dia. Perbarindo pusat telah mencanang­ kan hari BPR-BPRS Nasional 21 Mei 2017 dengan menggelar kegiatan se­rentak di seluruh Indonesia. Ke­

giatan itu juga mendapatkan rekor MURI dengan penilaian perhimpun­ an dengan anggota bank terbanyak dan 100% milik Indonesia, edukasi perbankan oleh direktur bank ter­ banyak secara serentak di seluruh Indonesia. Sekretaris Perbarindo Lampung Mat Amin mengatakan berbagai ha­ diah dibagikan kepada para peserta. “Tadi sudah kami bagikan hadiah utama satu unit sepeda motor. Harapannya agar masyarakat Kota Tapis Berseri ini lebih mengenal BPR dan BPRS sehingga mau menyimpan

dananya di bank-bank ini,” kata Mat Amin usai acara, kemarin. Acara makin meriah dengan pe­ nampilan bintang tamu grup Duo Princess. Selain hadiah utama sepe­ da motor, jalan santai dan senam sehat Perbarindo juga menyediakan hadiah menarik lainnya, seperti tele­ visi, dispenser, dan lain lain. Sementara itu, Sekretaris Kota Bandar Lampung Badri Tamam menyampaikan harapannya kepada masyarakat dapat teredukasi lewat acara jalan santai dan senam sehat Perbarindo ini. (MAN/AJI/K2)

Gandeng Klub Sepak Bola UNTUK pertama kalinya di Indonesia, BPJS Ketenagakerjaan (BPJSTK) Kantor Cabang Bandar Lampung menggandeng klub sepak bola, yakni Lampung Sakti PS. Semua pemain sepak bola Lampung Sakti ini akan mendapatkan jaminan sosial atas berbagai risiko. Kepala BPJSTK Wilayah Bandar Lampung Tonny Tanamal mengatakan berawal dari basic-nya yang dulu pesepak bola, mengerti dan memahami menjadi pemain sepak bola adalah pekerjaan yang memiliki risiko paling tinggi mulai dari cedera saat latihan ataupun saat bertanding. “Ini baru pertama kalinya di Indonesia. Dan selanjutnya akan saya usulkan kepada BPJSTK pusat untuk menggandeng PSSI. Begitu pula dengan cabang-cabang lainnya di berbagai wilayah provinsi juga bisa mengikuti kerja sama dengan klub sepak bola seperti ini,” ujar Tonny usai penyerahan simbolis kartu peserta BPJSTK di lapangan sepak bola Sumpah Pemuda, PKOR Way Halim, Bandar Lampung, Sabtu (20/5). Tonny mengatakan 33 pemain Lampung Sakti sudah didaftarkan untuk mendapat jaminan hari tua (JHT), jamin­ an kecelakaan kerja (JKK), jaminan kematian (JKM), dan jaminan pensiun (JP). “Jadi dengan dikover jaminan sosial seperti ini, saya yakin para pemain akan lebih terpacu dan memotivasi untuk lebih maksimal dalam bermain membawa nama baik kita,” ujarnya. (ADI/K1)

Pemprov Bantu Kesehatan Lamtim Rp62,2 Miliar PEMPROV Lampung meng­ gelontorkan dana Rp62,2 miliar untuk Kabupaten Lampung Timur di bidang kesehatan. Dana terse­ but untuk perbaikan gizi masyarakat, obat, dan per­ bekalan kesehatan. Selain itu, untuk pencegahan, pemberantasan penyakit, promotif preventif, dan pelayanan kesehatan per­ orangan. Bantuan tersebut secara simbolis disampaikan Gu­ bernur M Ridho Ficar­ do pada acara Gerak­a n Masyarakat Hidup Sehat (Germas) di Desa Rejo­ mulyo, Kecamatan Pasir­ sakti, Lampung Timur, Sabtu (20/5). Germas di­ ikuti ribuan masyarakat Lampung Timur dengan serangkaian acara seperti pengobatan gratis, senam massal, dan makan buah bersama. Gubernur yang mem­ baur bersama masyarakat mengajak untuk selalu

menerapkan pola hidup sehat sebagai bagian menuju Lampung Maju dan Sejahtera. “Kesehatan adalah modal berharga dalam meningkatkan kualitas hidup,” kata Gu­ bernur dalam rilis yang diterima Lampung Post, Minggu (21/5). Selain Germas, Ridho juga mengukuhkan De­ wan Pengurus Asosiasi Penguasa Catfish Indone­ sia (APCI) Wilayah Lam­ pung. Kemudian, pengu­ kuhan Dewan Peng­u rus Komunitas Bambu Nu­ santara (KBN) Wilayah Lampung dan pengukuh­ an Dewan Pengurus Per­ kumpulan Petani Pe­ makai Air (P3A). Rangkaian acara juga di­ isi khitanan massal bagi 50 anak. Pemberian bantuan satu unit mobil operasional kepada APCI, 5.000 bibit bambu, dan 100 unit terpal plastik untuk kolam ikan rumah tangga. (ADI/K1)


KOTA

24 I senin, 22 mei 2017

Putra Ike Edwin Diangkat Jadi Duta Peduli Sosial

HUT Ke-27, HDCI Lampung Gelar Donor Darah

KETUA Komisi Nasional Perlindungan Anak Indonesia (PAI) Arist M Sirait menganugerahkan duta anak peduli sosial kepada Kanjeng Muhammad Gusti Saibatin di Lamban Adat Gedung Kuning Lampung, Minggu (21/5). Kanjeng Muhammad Gusti Saibatin merupakan putra dari Perdana Menteri Kerajaan Adat Paksi Pak Sekala Bkhak dan mantan Kapolda Provinsi Lampung Ike Edwin. Arist, didampingi istri, tiba di Lamban Kuning pukul 22.10 disambut Keluarga Besar Kerajaan Adat Pak Sekala Bkhak dan langsung diberikan selempang kain tapis Lampung. Dia mengatakan apa yang dilakukan Kanjeng merupakan suatu bentuk nilai keteladanan yang harus dimiliki bangsa Indonesia. Atas nama Komnas Perlindungan Anak menganugerah­ kan secara khusus sebagai duta anak peduli sosial. “Inilah yang dibutuhkan bangsa saat ini. Memberikan teladan yang baik, memberikan nilai dan menanamkan cinta kasih kepada sesama. Saya berpesan apa yang terjadi malam ini memberikan inspirasi kepada anak Indonesia,” kata dia. “Saya bahagia dan mengucapkan terima kasih atas penghargaan ini, tapi saya lebih bahagia kalau saya bisa memberi manfaat yang luas dan teman-teman saya yang lain bisa bahagia,” kata Kanjeng Muhammad Gusti Saibatin. Tuan Rumah Lamban Kuning, Ike Edwin, berterima kasih kepada Ketua Komnas PAI atas penghargaan tersebut. Ia juga mengapresiasi dan berharap anak-anak Indonesia memiliki karakter yang baik. “Saya bangga bila gurunya Kanjeng bilang anak saya pintar dan jago matematika atau fisika. Tapi saya lebih bangga bila anak saya dibilang memiliki karakter yang baik. Ilmu di sekolah bisa dipelajari, namun karakter itu tumbuh dari dirinya sendiri,” ujarnya. (TRI/K1)

DALAM rangka memperingati HUT ke-27 HarleyDavidson Club Indonesia (HDCI), Pengurus Daerah (Pengda) Lampung menggelar aksi donor darah yang dilaksanakan di Restoran Begadang II, Bandar Lampung, Minggu (21/5) pagi. Aksi tersebut serentak dilakukan di Seluruh Indonesia. Wakil Ketua HDCI Lampung Muhammad Anwar menjelaskan aksi donor darah digelar bekerja sama dengan Palang Me­ rah Indonesia (PMI). “Ke­ giatan dilaksanakan dalam rangka memperingati HUT HDCI. Tidak hanya di Lampung, tapi dilaksanakan HDCI seluruh Indonesia secara serentak hari ini,” ujar Anwar saat ditemui di lokasi donor darah, kemarin. Dalam aksi donor darah yang melibatkan seluruh

n LAMPUNG POST/ZAINUDDIN

DUTA ANAK PEDULI SOSIAL. Ketua Komnas PAI Pusat Arist Merdeka Siraid menyerahkan penghargaan kepada Kanjeng Muhamad Gusti Saibathin sebagai duta anak peduli sosial di Lamban Kuning Sukarame Way Halim, Bandar Lampung, didampingi Irjen Ike Edwin dan istri, Minggu (21/5).

anggota HDCI Lampung ini, pihaknya menargtkan terkumpul 100 kantong. “Selain donor darah, kami juga akan melaksankan potong tumpeng,” ujar Anwar yang juga Wakil Direktur Reserse Kriminal Khusus Polda Lampung itu. Usai donor darah, seluruh anggota HDCI menyanyikan lagu selamat ulang tahun kemudian memotong tumpeng. Potongan pertama diberikan Ketua HDCI Muhar Gusti kepada anggora HDCI yang umurnya tertua yakni, Bro Atung, yang berusia 64 tahun. Anwar menambahkan selain donor darah, ke depan masih ada kegiatan lainnya yang akan digelar. Kegiatan yang akan dilaksankan Ramadan nanti adalah bakti sosial ke panti asuhan dan bagibagi takjil. (DEN/K1)

Razia Mesum Temukan Sabu Sisa Pakai PETUGAS Polsek Tanjungkarang Barat mengaman­ kan empat pasangan di luar nikah dari penginapan di Jalan Imam Bonjol (samping Terminal Kemiling), Bandar Lampung, Sabtu (20/5), sekitar pukul 21.30. Kedelapan remaja itu dibawa ke kantor polisi atas dugaan melakukan tindakan mesum. Pemantauan Lampung Post, dari lokasi tersebut juga kedapatan pasangan yang menyimpan alat isap sabu-sabu (bong), sabusabu sisa pakai, dan pyrex yang diduga telah digunakan penghuni kamar tersebut. Sisa sabu-sabu ditemukan di kamar yang dihuni pasangan DI (17) dan Yogi Prianto (20), warga Kampungbaru, Rajabasa. Yogi mengaku dua kali me nggunakan barang haram tersebut dengan membelinya dari rekannya berinisial AND seharga Rp100 ribu. Transaksi dilakukan di Jalan Ka­ rtini, depan Rumah Makan Garuda. “Saya baru dua

kali pakai sama malam ini. Saya pakai sabu-sabu sebelum pacar datang. Setelah saya pakai, baru dia datang ke kamar,” kata sopir angkutan umum jurusan Kemiling itu, di hadapan petugas. DI mengaku sudah empat tahun berhubungan dengan Yogi, tetapi tidak mengetahui jika kekasihnya memakai barang haram. “Saya tidak tahu kalau dia pakai narkoba. Saya enggak ikutan pakai,” ujarnya. Tiga pasangan lain yang ditangkap adalah Ilham Aditia (25), warga Jalan Sentot, Kelurahan Ketapang, Panjang, bersama teman wanitanya, NAP (18), warga Jalan Imam Bonjol, Gang Kulit. Lalu, Rian Sanjaya (20), warga Jalan Tamin, Gang Abdurrahman, bersama SA (17), warga Jalan Imam Bonjol, Gang Kulit. Pasangan lainnya yaitu Erik Sentosa (23) dan Lina Oktalia (20), warga Jalan Kusuma Bangsa, Kalianda, Lampung Selatan. (RAN/K2)

LAMPUNG POST

n LAMPUNG POST/ZAINUDDIN

EKSPOS DAGING BABI. Kapolres Kota Bandar Lampung Kombes Murbani bersama jajaran menunjukkan barang bukti daging babi sebanyak 2 ton dicampur dengan kardus bekas, yang diamankan anggota KSKP Panjang saat melakukan kegiatan rutin pemeriksaan di pintu gerbang Pelabuhan Panjang, Minggu (21/5).

KSKP Panjang Sita 2 Ton Daging Celeng Penjagaan di pelabuhan harus lebih diperketat mengantisipasi penyelundupan barang ilegal, apalagi menjelang bulan puasa. EFFRAN KURNIAWAN

T

IM Satuan Tugas (Satgas) Pangan Polresta Bandar Lampung, melalui jajarannya di Kepolisian Sektor Kawasan Pelabuhan (KSKP) Panjang menghentikan pengiriman 2 ton daging celeng yang hendak dikirimkan ke Solo, Jawa Tengah, Minggu (21/5) dini hari. Pengiriman menggunakan truk Colt Diesel berpelat D-8242-XY. Daging babi itu dikirimkan dari daerah Banyuasin, Sumatera Selatan. Sopir truk Sondang Sinaga (23), warga Kampung Cintadamai, Kelurahan Pematangpanjang, Kota Medan, Sumatera Utara, dan kernet Junardi Silitonga (22), warga Desa Onan Runggu 2, Tapanuli Utara, Sumatera Utara, diamankan petugas. Kapolresta Bandar Lampung Komisaris Besar Murbani Budi Pitono menjelaskan penangkapan itu merupakan hasil razia operasi satgas pangan di pintu masuk Pelabuh­ an Panjang. Saat itu, aparat memeriksa kelengkapan surat dari kendaraan itu. “Setelah memeriksa surat, anggota memeriksa barang

bawaan truk itu yang diakui sopirnya hanya membawa kardus bekas. Namun, saat diperiksa petugas melihat tetesan air di lantai boks truk tersebut yang ketika digeledah ditemukan daging celeng yang tersimpan di dalam plastik bening,” kata Murbani, didam­ pingi Kepala KSKP Panjang Iptu Ferdiansyah, di Mapolresta.

Upah kami baru dibayar Rp2,5 juta. Setelah sampai di tujuan baru kami mendapatkan sisa bayarannya. Ditutupi Kardus Menurut dia, dalam upaya mengelabui petugas, tersangka menutupi daging babi dengan kardus bekas sebagai modus penyelundupannya. “Untuk daging babi ini tangkapan yang kedua karena sebelumnya kan pe­ngiriman dari Jambi beberapa bulan lalu dan keduanya ini jaringan berbeda,” ujarnya.

Dari kasus tersebut, kata Murbani, pihaknya menjerat kedua tersangka dengan Pasal 6 huruf a dan huruf c jo Pasal 9 Ayat (1) jo Pasal 31 Ayat (1) dan (2) UU RI Nomor 16/1992 tentang Karantina Hewan, Ikan, dan Tumbuh­ an. “Kedua tersangka diancam hukuman paling lama 3 tahun penjara dan denda Rp150 juta,” ujarnya. Di hadapan petugas, tersangka Sondang Sinaga meng­ aku muatan tersebut pertama kali yang dibawanya. Ke­ duanya diperintahkan seorang pria berinisial PJ untuk mengantarkan daging celeng ke Solo, Jawa Tengah, dengan mendapatkan upah Rp5 juta. “Kami memang jasa ekspedisi, Pak, biasa menunggu muatan di Rumah Makan Purba daerah Banyuasin. Terus ada yang nawarin, kami terima. Upah kami baru dibayar Rp2,5 juta. Se­ telah sampai di tujuan baru kami mendapatkan sisa bayarannya,” kata dia. Sebelumnya pada Maret lalu, KSKP Panjang juga menggagalkan penyelundupan 3 ton daging celeng. Daging celeng dari Jambi itu rencananya diselundupkan ke Pelabuhan Tanjungpriok, Jakarta. (K1) effran@lampungpost.co.id


BERITA UTAMA

LAMPUNG POST

senin, 22 mei 2017

I 25

Indonesia Raya Wajib Dinyanyikan Tiap Hari Mewajibkan lagu Indonesia Raya untuk menanamkan nilai kebangsaan dan cinta Tanah Air ke dalam jiwa anak Indonesia sejak dini. MUHARRAM CANDRA LUGINA

M

ENTERI Pen­ didikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Muhadjir Effendy kembali menegas­ kan isi surat bernomor 21042/MPK/PR/2017 dan bertanggal 11 April 2017 yang salah satu poinnya meminta agar lagu ke­ bangsaan Indonesia Raya dinyanyikan sebelum ke­ giatan belajar-mengajar dilangsungkan. Dia mengatakan kebi­ jakan tersebut akan diber­ lakukan mulai tahun ajar­ an baru, tepatnya Agustus mendatang. Setiap siswa di sekolah wajib me­ nyanyikan lagu Indonesia Raya setiap hari. “Selain untuk menanamkan nilai ke b a n g s a a n d a n c i n t a Tanah Air ke dalam jiwa anak Indonesia sejak dini, menghafal dan menghaya­ ti lagu kebangsaan juga merupakan salah satu dari 18 nilai yang harus terinternalisasi di dalam a l a m ke s a d a ra n s i s w a melalui pembiasaan-pem­ biasaan,” ujarnya saat dihubungi Media Indonesia (grup Lampung Post), Minggu (21/5).

Ia menjelaskan dalam praktiknya lagu Indonesia Raya akan dinyanyikan bersama-sama di kelas sebelum pelajaran dimu­ lai. Setiap siswa diberi kesempatan secara ber­ gilir menjadi dirigen un­ tuk memimpin seisi kelas dalam menyanyikan lagu kebangsaan tersebut. Hanya sedikit berbeda dengan lagu Indonesia Raya yang selama ini di­ nyanyikan dengan satu stanza (bait), Kemendik­

Guru juga perlu menekankan pada bagaimana khidmatnya menyanyikan lagu Indonesia Raya bukan sekadar nyanyi. bud saat ini sedang me­ nyiapkan produksi lagu ke b a n g s a a n I n d o n e s i a Raya dengan tiga stanza. “Aslinya kan memang tiga (stanza). Kami sedang siapkan supaya naskah­ nya bisa segera dibagi ke satuan pendidikan untuk

diperbanyak,” kata dia. Kendati diwajibkan bagi seluruh sekolah di Indo­ n e s i a y a n g j u m l a h ny a mencapai 220 ribu seko­ lah dengan 50 juta siswa, penerapannya tetap akan dilakukan bertahap. “Yang pasti akan ada penilaian yang jad i satu deng an komponen lain, seperti nilai-nilai keagamaan, ke­ jujuran, dan sebagainya,” ujarnya.

Pembahasan Makna Sementara menurut praktisi dan pengamat pendidikan Itje Chodidjah, kewajiban menyanyikan lagu Indonesia Raya harus diiringi dengan pemba­ hasan makna yang ter­ k a n d u n g d i d a l a m ny a sesuai tingkat usia anak. Dengan demikian, siswa tidak sekadar menghafal lagu kebangsaan tetapi leb­ ih dari itu bisa menghayati serta mampu me­nebalkan rasa nasionalisme sebagai generasi penerus bangsa di masa depan. “Menyanyikan saja tanpa adanya penghayatan tidak ada artinya. Guru juga perlu menekankan pada bagaimana khidmatnya menyanyikan lagu Indonesia Raya bukan sekadar nyanyi,” kata dia. (MI/K2) lulu@lampungpost.co.id

Status Bandara Internasional Terus Dipercepat PEMPROV Lampung terus mempercepat peningkatan status Bandara Radin Inten II menjadi bandara inter­ nasional. Data pendukung untuk persiapan pening­ katan status bandara yang diminta Kementerian Per­ hubungan telah dikirim­ kan Jumat (19/5). “Ya untuk peningka­ tan status ini segera. Ini kan suratnya sudah kami kirimkan,” kata Gubernur M Ridho Ficardo di Hotel Novotel, Minggu (21/5). Ia mengatakan selu­ ruh data pendukung mu­ lai dari potensi wisata, p e r d a g a n g a n , d a n ko ­ moditas dari Pemprov Lampung yang didukung dari pendataan Kantor Ke s e h a t a n P e l a b u h a n (KKP), Imigrasi, Bea Cu­ kai, keamanan dari Polda dan Badan Intelijen Na­ sional (BIN) sudah dis­ usun dan diantarkan ke Kemenhub melalui Dirjen Perhubung­an Udara.

“Data pendukung ban­ dara sudah diserahkan secara formal sebagai jawaban dukungan ke­ siapan kita. Tidak ada masalah yang prinsip baik dari Bea Cukai, Imi­ grasi, kesehatan, dan ke­ siapan maskapai,” kata dia. Kadishub Lampung Qudrotul Ikhwan menga­ takan meski tidak bertemu langsung dengan dirjen, berkas telah diterima res­ mi perwakilan Kemenhub. Pihaknya juga memastikan akan kembali menanya­ kan proses pembahasan kelayakan di pusat sekitar dua minggu lagi. “Semuanya sudah kami sampaikan data pen­d ukung yang leng­ kap. Nah, sekarang masih dibahas di pusat bagaima­ na pandangan mereka,” kata dia. Nantinya, pascadiserah­ kan data akan diverifika­ si Dirjen Perhubungan

U d a ra Ke m e n h u b d a n kemudian tim dari pusat mengecek keabsahan fasilitas menuju bandara internasional. Sambil menunggu verifikasi data oleh Ke­ menhub, pihaknya juga akan menyiapkan bebe­ rapa sarana dari instansi terkait untuk kesiapan bandara internasional ini sehingga ketika tim dari pusat mengecek, ke­ absahan fasilitas menuju bandara internasional telah siap. “Ada usulan dari Bea Cukai kalau ada beberapa ruangan di ban­ dara yang harus disekat. Sudah kami sampaikan ke b a n d a ra d a n l a n g ­ sung disesuaikan. Selama ini kami juga menunggu maskapai penerbangan mulai menyiapkan opera­ sional flight internasional ketika nanti status sudah meningkat,” ujar mantan Pj Bupati Pesisir Barat ini.

n AFP/MANDEL NGAN

PERKUAT PERSATUAN. Presiden Joko Widodo (kelima dari kiri) berfoto dengan Presiden AS Donald Trump (ke-10 dari kiri), Raja Arab Saudi King Salman bin Abdulaziz al-Saud (ke-11 dari kiri), beserta sejumlah kepala negara berfoto bersama pada ajang KTT Islam Arab-Amerika di Riyadh, Arab Saudi, Minggu (21/5). Jokowi menyerukan agar seluruh umat Islam di dunia dapat memperkuat persatuan atau ukhuwah islamiah untuk dapat menangkal aksi radikalisme dan terorisme.

Saksi Kasus Musa Zainuddin Siap Buka-bukaan SAKSI kasus korupsi yang melibatkan anggota Komisi V DPR Musa Zainuddin, Mu­ takin, menyatakan siap mem­ berikan keterangan dengan sebenar-benarnya kepada penyidik Komisi Pemberan­ tasan Korupsi (KPK) maupun di persidangan nanti. “Saya siap buka-bukaan agar semuanya menjadi jelas. Dengan situasi ini saya merasa terganggu dan saya ingin kasus ini segera tun­ tas,” kata Mutakin di Kan­ tor Redaksi Lampung Post, ­Minggu (21/5). Mutakin menuturkan da­ lam pengusutan kasus ini sudah tiga kali dipe­r iksa KPK, dua kali melalui su­ rat panggilan dan satu kali tanpa pemanggilan. Ia juga membantah kabar burung yang menyebutkan kabur menghindari pemeriksaan KPK. “Tidak benar kalau saya dibilang kabur. Saya tidak kabur. Saya selalu datang me­ menuhi panggilan KPK,” ujar mantan Ketua PMII Lampung periode 2012—2013 itu. KPK menetapkan Musa Zainuddin sebagai tersangka kasus suap proyek jalan di Ke­ menterian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat pada

awal Februari 2017 lalu. Musa diduga menerima suap Rp7 miliar. Tiga pekan ke­ mudian, anggota Fraksi PKB asal Lampung itu ditahan di Rutan KPK Cabang Guntur, Jakarta. Mutakin dipanggil KPK karena posisinya sebagai staf Musa sejak 2012—2016 atau sekitar 1,5 tahun. Ia meng­ ungkapkan pada Desember 2015 dipesan untuk mem­ bawakan tas warna hitam dari staf Direktur Utama PT Windhu Tunggal Utama Ab­ dul Khoir di Kalibata untuk diberikan kepada Musa. Da­ lam kasus ini, Majelis Hakim Pengadilan Tipikor Jakarta memvonis Abdul Khoir hu­ kuman 4 tahun penjara dan denda Rp200 juta. “Saya tidak tahu persis apa isinya, saya cuma bawakan tas kemudian saya serahkan tas itu ke bos,” ujar Mutakin. Dia mengaku saat ini mera­ sa khawatir karena kasus ini melibatkan orang-orang penting dan para pejabat tinggi. Meskipun demikian, ia tetap akan memberikan kesaksian kepada penyidik KPK maupun di persidang­ an nanti dengan sebenarbenarnya. (IDO/K1)

(MAN/RUL/K1) n ANTARA/RENO ESNIR

Mata Najwa TV Program of the Year 2017 TALKSHOW Mata Najwa yang dipandu Najwa Shi­ hab jadi TV Program of the Year 2017. Program televi­ si ini menyisihkan empat nominator lainnya, Kick Andy yang juga program besutan MetroTV, Hitam Putih, On the Spot, dan My Trip My Adventure pada ajang Indonesia Choice Awards 2017. Acara tersebut dige­ lar pada acara puncak perayaan ulang tahun ke-4 NET di Sentul In­ ternational Convention Center (SICC), Bogor, Min­ ggu (21/5). “Alhamdulil­ lah. Terima kasih ban­ yak. Penghargaan dan pengakuan yang datang dari pemirsa datangnya selalu berbeda. Apakah itu musik, film, album, tu­ juannya sama. Bagaimana membawa dampak dan

pengaruh buat orang ban­ yak. Superistimewa, su­ peristimewa,” kata Najwa yang menerima penghar­ gaan kedua kalinya untuk program panduannya. Sebelumnya, Mata Najwa pun sempat menjadi jawara pada acara yang serupa. Dia mengatakan semoga karya dan peng­ hargaan tersebut bisa jadi pengingat. “Peng­ hargaan dan karya ini jadi pengingat apa pun, kapan pun. Selalu mem­ bawa kebaikan. Bangga bisa menerima ini dari NET TV,” kata Najwa. Untuk pertama kalinya disiarkan 25 November 2009, program ini tayang setiap hari Rabu, pukul 20.00. Program yang se­ lalu konsisten dengan topik-topik menarik itu mendapat polling ter­

banyak dan mengalahkan empat program dari sta­ siun televisi lain. Sekadar diketahui, Mata Najwa dalam se­ tiap episodenya selalu menghadirkan narasum­ ber terbaik. Tamu-tamu istimewa yang hadir, mulai dari presiden dan wakil presiden RI, men­ teri kabinet, hingga peja­ bat publik dan sejumlah tokoh besar. (MI/K1)

Penghargaan Kategori Lainnya Album of the Year - Monokrom (Tulus) Song of the Years - Tulus Ac tor of the Years - Reza Rahardian Actress of the Year - Chelsea Islan Movie of the Year - Warkop DKI Reborn Creative and Innovative Person - Raditya Dika

REFLEKSI 19 TAHUN REFORMASI. Ketua MPR Zulkifli Hasan (kiri) bersama tokoh reformasi Amien Rais (tengah) dan Ketua Umum PP Pemuda Muhammadiyah Dahnil Anzar Simanjuntak (kanan) menghadiri Refleksi 19 Tahun Reformasi di Kantor PP Muhammadiyah, Jakarta, Sabtu (20/5). Acara tersebut mengambil tema Menggembirakan demokrasi tribute to Amien Rais.

SELINTAS

Temukan Potensi Gas Biogenik PUSAT Penelitian dan Pengembangan Geologi Kelautan (P3GL) Badan Litbang Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menggelar open ship Kapal Riset Geomarin III di Pelabuhan Benoa, Bali. Open ship meng­ ungkapkan hasil survei berupa temuan potensi gas bio­ genik di Cekungan Bali Utara. Pada survei yang dilakukan sejak 26 April—18 Mei 2017 ini untuk pertama kalinya Geomarin III dilengkapi peralatan lengkap selain seismik 2D, yaitu gravity meter, geomag­ nete, dan echosounder multibeam. Saat ini belum ada kapal riset di Indonesia yang dilengkapi peralatan sejenis dan peralatan pendukung lainnya. Selain Bali Utara, ada sepuluh cekungan lainnya yang direkomendasikan untuk diteliti P3GL, yaitu Cekungan Si­ bolga, Sumatera Tengah, Sumatera Selatan, Utara Jawa Ba­ rat, Utara Jawa Timur, Barito, Kutai, Tarakan, Sengkang, dan Waipoga. Tujuh cekungan terbukti mengandung gas biogenik dan tiga cekungan di area cekungan frontier. (MI/K1)

Tiga Pesawat Mendarat di Batam PENDARATAN tiga pesawat tujuan Singapura, Minggu (21/5) sore, terpaksa dialihkan ke Bandara Internasional Hang Nadim Batam akibat cuaca buruk melanda ka­ wasan Bandara Changi. “Tiga pesawat itu terdiri dari dua maskapai Slik Air dan satu Tiger Air. Pendaratan pukul 16.50—17.28 WIB,” kata General Manager Operasional Bandara Internasional Hang Nadim Batam Suwarso di Batam, kemarin malam. “Saat pesawat-pesawat itu hendak mendarat di Changi, terjadi hujan lebat sehingga jarak pandang terbatas. Pilot akhirnya memutuskan mengalihkan pendaratan ke Batam menunggu cuaca membaik,” kata dia. Selama berada di Bandara Internasional Hang Nadim Batam, kata dia, seluruh penumpang tetap berada di dalam pesawat. “Penumpang tetap dalam pesawat. Mereka tidak turun ke ter­ minal karena prosedurnya lama. Saat di Hang Nadim pesawat juga mengisi bahan bakar,” kata Suwarso. (ANT/K1)

Serangan Taliban Tewaskan 20 Polisi SEDIKITNYA 20 polisi Afghanistan tewas, Minggu (21/5) dini hari, saat pejuang Taliban menyerbu beberapa pos keamanan di Provinsi Zabul di selatan negara itu, menurut beberapa pejabat. Kelompok bersenjata itu tengah me­ ningkatkan serangan musim semi tahunan mereka. Serangan yang terkoordinasi itu merupakan pukulan lain yang menyengat bagi pasukan Afghanistan yang didukung Pakta Pertahanan Atlantik Utara (NATO). Itu terjadi hanya sebulan setelah Taliban membunuh setidaknya 135 pasukan keamanan di Provinsi Balkh, dalam serangan gerilya yang pa­ ling mematikan di sebuah pangkalan militer Afghanistan. “Pagi ini, sekelompok pejuang Taliban bersenjatakan senjata berat dan ringan meluncurkan serangan ter­ koordinasi ke beberapa pos pemeriksaan polisi di Distrik Shah Joy di Provinsi Zabul, menewaskan 20 polisi,” ujar Gubernur Bismillah Afghanmal. Seorang pejabat distrik mengatakan setidaknya 15 lainnya cedera dalam pertempuran tersebut. Taliban mengaku ber­ tanggung jawab atas serangan itu melalui pernyataan di situs mereka. Serangan tersebut, yang terbaru dalam serangkaian serangan Taliban, menggarisbawahi pertumbuhan kekuatan mereka lebih dari 15 tahun sejak mereka digulingkan dari kekua­ saan oleh invasi Amerika Serikat (AS) pada 2001. (MI/K1)


26 I sENIN, 22 mei 2017

KEBANGKITAN EKONOMI LAMPUNG

LAMPUNG POST

Tiga Tahun Kepemimpinan Agung Ilmu Mangkunegara

Lampung Utara Maju dan Berdaya Saing CAPAIAN kinerja Bupati Lampung Utara (Lampura) Agung Ilmu Mangkunegara telah menunjukkan hasil positif. Kini Lampura berubah menjadi daerah yang maju dan berdaya saing. Melalui Delapan Bidang Prioritas Pembangunan (Windu Cita) yang digulirkan dalam pembangunan dengan visi terwujudnya Kabupaten Lampung Utara yang aman, maju, sejahtera, agamais, dan bermartabat. Hal tersebut dikatakan Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Lampura Syahrizal Adhar, Jumat (19/5). Pada bidang keamanan, telah terjadi peningkatan keamanan, ketenteraman, dan ketertiban masyarakat melalui fungsionalisasi kembali sistem keamanan lingkungan (siskamling). Untuk menjaga kondusivitas daerah dalam kurun waktu tiga tahun terakhir, pemkab telah memfasilitasi pembangunan pos polisi, subsektor, mobilitas kendaraan roda dua, patroli bersama, penguatan kelembagaan Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB), dan lain-lain. Kemudian, kata Syahrizal, di bidang kesehatan dibuktikan dengan meningkatkan derajat kesehatan masyarakat melalui pemberian pelayanan kesehatan gratis dan berkualitas, menyediakan call centre siaga, ambulans gratis, RSUD Ryacudu dari tipe C menjadi tipe B. Kemudian, peningkatan dari 27 puskesmas yang berstatus raw-

Provinsi Lampung (5,15%). Sementara Lampung Utara mencapai 5,45%.” Pendapatan per kapita penduduk mencapai Rp27.553.286 dari sebelumnya hanya Rp22.713.480. Lalu produk domestik regional bruto (PDRB)atas dasar harga berlaku (ADHB) Rp16.788.327 dari sebelumnya Rp13.609.648. Sedangkan angka indeks pembangunan manusia (IPM) juga naik menjadi 65,20%, dari sebelumnya 64%.

supra dan infrastruktur ekonomi kerakyatan fokus pada sektor pertanian, peternakan, dan perikanan, perkebunan, serta kehutanan melalui pemberian bibit gratis dan penerapan teknologi tepat guna (TTG). Kemudian bidang kesejahteraan masyarakat selama tiga tahun, Pemkab telah memberikan bibit gratis, alsintan, lantai jemur, sekolah lapang pertanian tanaman terpadu, dan penetapan 18.870 hektare

Kinerja meningkat Di bidang pendidikan, ditandai meningkatnya kualitas sumber daya manusia melalui perkuatan pelaksanaan program wajib pendidikan dasar sembilan tahun menuju pelaksanaan program wajib belajar 12 tahun gratis dan berkualitas. “Keberhasilan pembangunan di bidang pendidikan selama tiga tahun terakhir dapat dilihat meningkatnya lama sekolah dari 11,38 menjadi 12,38, rata-rata lama sekolah dari 7,41 menjadi 7,69,” ujarnya. Lalu di bidang infrastruktur, meningkatnya kelancaran mobilitas orang, barang, dan jasa dari sentra produksi ke sentra-sentra distribusi atau

dari kawasan perdesaan ke kawasan perkotaan melalui peningkatan kapasitas dan struktur perkerasan jalan kabupaten dan jalan poros desa, yakni peningkatan dan pemeliharaan jalan, khususnya ruas jalan kabupaten sepanjang 2.143,130 km hingga tahun 2016 kondisi jalan mantap sebesar 64,48%. “Hal ini telah melampaui target Pemerintah Pusat sebesar 60% jalan mantap kabupaten di seluruh Indonesia sampai dengan 2019,” kata dia. Juga peningkatan dan pemeliharaan jembatan 304 meter sebanyak 14 unit jembatan serta bantuan perbaikan perumahan tidak layak huni sejumlah 1.420 unit, penyediaan air minum dan sanitasi berbasis masyarakat (pamsimas) di 15 desa 12 kecamatan. Di bidang ekonomi, meningkatkan pendapatan per kapita penduduk melalui perkuatan

Sejak Kabupaten Lampura di bawah kepemimpinan Bupati Agung Ilmu Mangkunegara telah meraih 64 penghargaan. Bidang Kesehatan; -Puskesmas terbaik tingkat nasional -Dokter teladan tingkat nasional 2015 -Penghargaan jaminan kesehatan nasional awards -Juara I lomba BKB tingkat nasional -Penghargaan Manggala Kar ya Kencana dari BKKBN Jakarta 2016 Bidang Pendidikan; -Juara I lomba UKS tingkat nasional 2015 atas nama SMPN 7 Kotabumi -Juara I lomba sekolah sehat nasional 2015 atas nama SMPN 7 Kotabumi -Penghargaan Adiwiyata Provinsi Lampung 2015

n LAMPUNG POST/HUMAS PEMKAB LAMPURA

Bupati Lampung Utara H. Agung Ilmu Mangkunegara menerima penghargaan tingkat nasional atas terlaksananya Sidang Keliling Terpadu, Isbat Nikah dari Direktorat Jenderal Badan Peradilan Agama Mahkamah Agung RI, pada 9 Maret 2017. at jalan, delapan puskesmas di antaranya meningkat menjadi rawat inap, serta meningkatnya angka harapan hidup 68.02 dari sebelumnya 67,45.

Penghargaan :

n LAMPUNG POST/HUMAS PEMKAB LAMPURA

Bupati Agung Ilmu Mangkunegara menerima penghargaan Kabupaten Lampung Utara sebagai Kabupaten Terbaik Kategori Kreatif Peningkatan PAD dari NGO Majalah Sindo Weekly MNC Group di Hotel Borobudur Jakarta, Senin (3/4). lahan abadi. Lalu menyusun rencana induk pengembangan industri kabupaten, peningkatan kualitas penyuluh pertanian, penetapan kawasan utama, pendukung, dan pengembangan peternakan. “Keberhasilan pembangunan di bidang ekonomi selama tiga tahun terakhir dapat dilihat dari pertumbuhan ekonomi lebih tinggi dari pertumbuhan ekonomi nasional (5,02%) dan

Untuk jumlah penduduk miskin dan angka kemiskinan pun menurun 139.591 jiwa (23,03%) dari sebelumnya 141.765 jiwa (23,67%). Pendapatan asli daerah (PAD) juga meningkat Rp98.646.918.215 dari sebelumnya Rp34.509.058.167. Selain tersebut di atas, bidang lingkungan hidup, bidang agama, serta bidang tata kelola pemerintahan dalam tiga tahun terakhir juga meningkat secara signifikan. (FIT/LEH/A10)

Bidang Ekonomi; -Meraih opini wajar dengan pengecualian (WDP) 2014 -Meraih opini wajar tanpa pengecualian (WTP) 2015 -Meraih penghargaan sebagai top pembinan BUMD se-Indonesia 2016 -Meraih Bank Syariah top BUMD terbaik se-Indonesia 2016 -Penghargaan bakti koperasi dan UKM dari Presiden RI 2016 Bidang Pertanian; -Penyuluh pertanian PNS teladan tingkat nasional 2015 -Balai Penyuluhan Pertanian dan Kehutanan (BP3K ) Kecamatan Tanjungraja terbaik se-Provinsi Lampung 2016 Bidang Ketahanan Pangan; -Juara II lomba cipta menu tingkat Provinsi Lampung Bidang Olahraga; -Juara II O2SN cabang atletik di Makassar atas nama Defri Amondari, SLTP Abungsemuli -Juara II (dua) cabang karate pada Pekan Olahraga Pelajar Nasional (Popnas) di Bandung atas nama M Geraldo Jaya Laksana Rifai -Dan masih banyak lagi

Festival Rajabasa V untuk Menggaet Wisatawan Zainudin Hasan

Bupati Lampung Selatan

Festival Rajabasa diharapkan dapat menggaet wisatawan dalam negeri dan luar negeri. JUWANTORO

D

INAS Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Lampung Selatan (Lamsel) menggelar Festival Rajabasa V di Wisata Kuliner TPI Dermaga Bom, Kalianda, Jumat (19/5) malam. Event tersebut berlangsung sangat meriah. Bupati Lamsel Zainudin Hasan memberikan apresiasi terhadap penyelenggaraan kegiatan. Adik kandung dari Ketua MPR RI Zulkifli Hasan ini sebelumnya mengatakan sempat ragu apakah puncak acara Festival Rajabasa tersebut akan

n LAMPUNG POST/JUWANTORO

Istri Bupati Lampung Selatan Jasmine Sahnaz bersama Wakil Ketua III DPRD Lamsel Roslina dan Kepala Kejari Kalianda Sri Indarti menyaksikan Grand Final Pemilihan Muli-Mekhanai Festival Rajabasa V, Jumat (19/5) malam. berlangsung ramai dan meriah. Sebab, tiga kegiatan yang merupakan rangkaian Festival Rajabasa V seperti pawai budaya, funbike, dan lomba perahu hias serta perahu jukung kurang meriah. “Tapi, ternyata subhanallah

pada puncak acara Festival Rajabasa yang kedua kalinya dilaksanakan di wisata kuliner TPI Dermaga Bom sangat ramai dikunjungi masyarakat yang ingin menyaksikan grand final pemilihan muli-mekhanai. Maka, saya memutuskan untuk

hadir di sini,” ujar Zainudin Hasan. Dalam kesempatan itu, Zainudin Hasan berpesan kepada Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Lamsel Fauziah Arief agar kegiatan ini jangan hanya

sebatas seremonial. Namun, harus digali rangkaian kegiatan festival tersebut karena ada nilai historisnya. Seperti pemilihan muli-mekhanai dengan unsur adat dan kebudayaan yang memiliki nilai positif untuk memperkenalkan dunia kepariwisataan di Kabupaten Lamsel, sehingga event ini dapat menggaet wisatawan lokal hingga mancanegara. “Oleh karena itu, libatkan semua elemen masyarakat termasuk wartawan, sehingga dunia kepariwisataan dan kebudayaan yang ada di Kabupaten Lampung Selatan punya nilai jual,” katanya. Bahkan, lanjut dia, ke depan bila perlu Festival Rajabasa ini diganti namanya Festival Kalianda. Sebab, Kota Kalianda memiliki potensi sangat banyak. Termasuk wilayah Kecamatan Rajabasa, Penengahan, dan Bakauheni merupakan bagian dari ibu kota Kalianda. Apalagi,

Nanang ERMANTO

Wakil Bupati Lamsel ke depan akan dibuka exit tol di Kalianda. “Sehingga potensi yang ada harus benar-benar punya daya tarik bagi warga dari luar Lampung,” ujarnya. Mengenai pergantian nama Festival Rajabasa menjadi Festival Kalianda, kata Zainudin, nanti akan dirapatkan dengan kepala dinas dari instansi terkait. Sebab, sudah dua kali penyelenggaraan tidak ada nilai lebihnya dari kegiatan ini. Jika kegiatan ini diteruskan, akan menjadi hal yang mubazir. “Saya tidak masalah anggaran besar jika kegiatan yang diselenggarakan punya dampak positif bagi masyarakat Lampung Selatan secara luas dan punya nilai lebih dan nilai jual hingga tingkat nasional, bahkan internasional,” ujarnya. (A10) juwantoro@lampungpost.co.id

Zainudin Hasan Bersama SKPD Iktikaf di Masjid Jami Bani Hasan BUPATI Lampung Selatan (Lamsel) Zainudin Hasan bersama satuan kerja perangkat daerah (SKPD) Pemerintah Kabupaten (Pemkab) setempat serta ulama melaksanakan iktikaf selama tiga hari di Masjid Jami Bani Hasan, Desa Kedaton, Kecamatan Kalianda. Itikaf bersama itu berlangsung Jumat—Minggu (19—22/5). Zainudin menjelaskan iktikaf ini untuk mencari keridaan Allah swt dan bermuhasabah (introspeksi) atas perbuatan-perbuatan yang telah dilakukan. Kemudian, bermunajat sambil berdoa dan beristigfar kepada-Nya. “Selama tiga hari itu kita berserah diri kepada Sang Khalik untuk mengharapkan keridhaan Allah swt. Setelah menjalankan iktikaf ini, tentu harapannya saat kembali lagi dalam aktivitas keseharian dapat dijalani secara lebih berkualitas untuk membangun Lamsel lebih maju,” kata dia, Minggu (19/5).

n LAMPUNG POST/ARMANSYAH

(Kiri) Bupati Lampung Selatan Zainudin Hasan memberikan tausiah di Masjid Jami Bani Hasan Desa Kedaton, Kecamatan Kalianda. (Kanan) Bupati Lampung Selatan Zainudin Hasan bersama SKPD Lamsel dan ulama mendengarkan ceramah agama di Masjid Jami Bani Hasan Desa Kedaton, Kecamatan Kalianda, Jumat (19/5). Menurut adik kandung Ketua MPR Zulkifli Hasan itu, iktikaf bersama para SKPD dan ulama tersebut dilakukan sukarela semata-mata untuk mendekatkan diri dan mengharapkan rida Allah

swt. “Saya mengajak semua SKPD Pemkab Lamsel untuk beriktikaf secara sukarela dan ikhlas menjalankannya hanya untuk mendekatkan kepada Sang Pencipta. Tidak ada paksaan,” kata pria

kelahiran 12 Januari 1965 itu. Adapun kegiatan selama iktikaf yakni bersilaturahmi dengan warga, salat lima waktu, zikir, mendengarkan ceramah dan tausiah, mudzakaroh, taklim, salat malam, dan halakah quran. “Semuanya kami lakukan di Masjid Jami Bani Hasan,” ujarnya. Iktikaf ini juga untuk menyatukan visi-misi demi kemajuan Kabupaten Lamsel, sehingga berbagai program kegiatan pembangunan daerah ini bisa dilakukan seiring sejalan dan terencana. “Kami sudah satu tahun lebih bersama-sama menjalin komunikasi untuk membangun Lamsel. Namun, rasanya belum ada keakraban. Saya ingin semua bisa bekerja enak dan saling akrab. Mudah-mudahan, iktikaf ini akan membawa dampak yang menuju ke arah yang lebih baik,” katanya. (SYA/A10)


KEBANGKITAN EKONOMI LAMPUNG

LAMPUNG POST

SENIN, 22 MEI 2017

Awali 100 Hari Kerja dengan Keliling Tiyuh Pembangunan jalan menjadi prioritas untuk mendukung keberadaan jalan tol yang melintasi lima kecamatan.

U

MAR Ahmad dan Fauzi Hasan dilantik menjadi bupati dan wakil bupati Tulangbawang Barat hari ini. Pasangan sudah menyiapkan program keliling tiyuh untuk mengawali program 100 hari kerja. Lewat keliling tiyuh, bupati dan wakil bupati akan menyerap aspirasi dari masyarakat dan melakukan ziarah ke sejumlah makam para tokoh. Umar mengatakan program ini sebagai langkah awal untuk bersilaturahmi dengan masyarakat sekaligus menyampaikan ucapan terima kasih atas amanah yang diberikan. “Saya sudah merencanakan program keliling tiyuh dalam program 100 hari kerja setelah pelantikan nanti,” ujar Umar kepada Lampung Post, Selasa (16/5). Silaturahmi, kata dia, untuk memantapkan program pembangunan ke depan, sekaligus menampung dan menyerap aspirasi dari masyarakat di tingkat bawah. Pada periode kedua ini, Umar berharap pembangunan yang dilakukan bisa lebih baik dan sesuai dengan harapan masyarakat di sembilan

“Dalam membangun kabupaten ini, tidak bisa hanya mengandalkan dana APBD kabupaten. Kami harus mencari bantuan dari APBD provinsi dan pusat. Inilah yang harus dipahami oleh semua pihak,” kata dia. Umar mengajak semua elemen masyarakat untuk terus berangkulan dan bergandengan tangan demi mewujudkan pem-

bangunan yang lebih baik lima tahun ke depan. Kebersamaan dan kekompakan pada pemilukada lalu perlu dilanjutkan dalam menjalankan pembangunan. Politikus PDIP ini akan melakukan penilaian kinerja bagi seluruh aparatur sipil negara (ASN), termasuk penegakan disiplin kerja. “Semua SKPD nanti ada penilaian capaian kinerja. Dalam 100 hari nanti akan terlihat program apa yang berjalan dan tidak. Nanti akan diketahui penyebabnya, apakah SDM atau memang ada masalah lain,” kata dia. Fauzi Hasan mengaku telah bersepakat dengan bupati terpilih untuk tetap memprioritaskan pembangunan infrastruktur jalan dan jembatan. Program ini akan

disesuaikan dengan kondisi wilayah di sembilan kecamatan. Pembangunan jalan menjadi prioritas untuk mendukung pembangunan jalan tol yang melintasi lima kecamatan. “Jalan tol ini menjadi gerbang untuk mengeluarkan hasil pertanian dan perkebunan. Persiapan kami fokus pada jalan poros kecamatan dan kabupaten,” ujarnya. Menurut dia, pembangunan jalan tidak meninggalkan program lain di sektor pertanian dan perkebunan, pendidikan, kesehatan, serta pariwisata. “Infrastruktur yang baik akan berimbas pada sektor lainnya. Tentunya tetap mengedepankan pembangunan skala prioritas,” kata dia. (MER/S10)

Umar mengajak semua elemen masyarakat untuk terus berangkulan dan bergandengan tangan demi mewujudkan pembangunan yang lebih baik lima tahun ke depan. kecamatan. “Saya dan Pak Fauzi akan banyak bekerja keliling tiyuh. Ini dilakukan untuk memberi semangat kepada masyarakat agar dapat mendukung semua program pembangunan yang digulirkan ke setiap tiyuh,” ujarnya. “Keliling kampung ini juga dilakukan untuk memantau hasil pembangunan.” Ia menuturkan akan melanjutkan dan menyempurnakan pembangunan yang belum tuntas pada periode pertama. Salah satunya melakukan penataan infrastruktur secara merata di semua tiyuh dan pembangunan kota baru Lampung di wilayah Way Abung, Tubaba.

Umar AHMAD, SP Bupati Tubaba

Wujudkan SDM Inovatif PASANGAN bupati dan wakil bupati Tulangbawang Barat terpilih, Umar Ahmad dan Fauzi Hasan. Sebagai calon tunggal, pasangan ini memeroleh 96,75% suara dengan tingkat partisipasi pemilih lebih dari 90%. Umar mengatakan hasil pemilukada Februari 2017 lalu merupakan suatu bentuk dorongan yang diberikan seluruh masyarakat Tubaba agar semakin meningkatkan dan melanjutkan pembangunan. Untuk mewujudkan pembangunan perlu dukungan seluruh elemen masyarakat. “Untuk itu, mari saatnya bersama-sama mewujudkan Tubaba yang sejahtera dan berdaya saing,” kata dia. Ia optimistis Kabupaten Tubaba dapat menjadi lebih baik selaras dengan pencapaian cita-cita besar jangka menengah Indonesia 2015—2019 dan juga visi Provinsi Lampung yang tertuang dalam RPJMD 2005—2025, yakni

FAUZI HASAN, Se, MM

“Lampung Maju dan Sejahtera 2025”. Menurut dia, misi ke depan untuk mengembangkan sumber daya manusia yang produktif, kreatif, dan inovatif sehingga Tubaba sejajar dengan daerah lain. Tujuan besar yang akan dicapai dari misi ini adalah meningkatkan kualitas hidup masyarakat dengan sasaran makro indeks pembangunan manusia tinggi, tingkat pengangguran rendah, pertumbuhan penduduk rendah, dan indeks pembangunan gender dan pemberdayaan gender tinggi. Dalam menjalankan roda pemerintah daerah di Tubaba, Umar dan Fauzi bertekad akan mewujudkan pemerintahan yang baik dan bersih. Pihaknya akan membangun tata kelola pemerintahan yang efektif, efisien, transparan, akuntabel, partisipatif, taat hukum, demokratis, dan responsif. (CK11/MER/S10)

Wakil Bupati Tubaba

Profil Bupati Nama : H. Umar Ahmad, S.P. Kelahiran : Karta, 12 Oktober 1980 Alamat :Kelurahan Karta, Kecamatan Tulangbawang Udik, Kabupaten Tulangbawang Barat

Wakil Bupati Nama : Fauzi Hasan, S.E., M.M. Kelahiran : Kotabumi, 15 Desember 1957 Alamat :Jalan Panaragan RT/RW 00/01, Kecamatan Tulangbawang Tengah

Riwayat Pendidikan SDN 2 Karta SMPN 3 Karta SMAN 1 Way Abung Universitas Lampung

Riwayat Pendidikan SDN 8 Kotabumi SMPN Kotabumi SMAN Kotabumi S-1 Unila S-2 UBL

Pengalaman Pekerjaan DPRD Tulangbawang Barat Wakil Bupati Tulangbawang Barat Bupati Tulangbawang Barat Pengalaman Organisasi Ketua PIKP1 HMI Komisariat Pertanian Koordinator Presidium Humanika Bandar Lampung BEM Fakultas Pertanian Unila Ketua Kelompok Tani Marhaen Tulangbawang Ketua MACI Provinsi Lampung Istri Anak

: Kornelia, S.H. : 1. Hanara Maskumena 2. Ahasyanal Ulung Krama 3. Denginan Paranama

Pengalaman Pekerjaan Kepala Bappeda Lampung Utara Kepala Dinas Tata Kota Lampung Utara Kepala Bappeda Tulangbawang Barat Wakil Bupati Kabupaten Tulangbawang Barat Pengalaman Organisasi Ketua PMII Cabang Lampung Senat Mahasiswa Fakultas Ekonomi Unila Ketua Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Istri Anak

: Dra. Devi Fliyanti : 1. Indra Ahmadi, S.E. 2. Fadilah Auliyanti, S.E. 3. Fita Rahmawati, A. Md

I 27


28 I sENIN, 22 mei 2017

KEBANGKITAN EKONOMI LAMPUNG

LAMPUNG POST

Gubernur Ajak Masyarakat Budayakan Hidup Sehat BACHTIAR BASRI

M RIDHO FICARDO

Wakil Gubernur Lampung

Gubernur Lampung

Pola hidup sehat dengan melakukan aktivitas fisik minimal 30 menit setiap hari, makan buah plus sayuran saban hari, serta cek kesehatan minimal enam bulan sekali. ADI SUNARYO

G

UBERNUR Lampung Muhammad Ridho Ficardo mengampanyekan Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (Germas) kepada warga Kabupaten Tanggamus. Kampanye digelar di lapangan Tangsi, Pekon Sinarsemendo, Kecamatan Talangpadang, Tanggamus, Minggu (26/3), itu diikuti 5.000-an masyarakat. Pada kesempatan itu, Gubernur mengajak warga Lampung, khususnya masyarakat Tanggamus, membudayakan pola hidup sehat, di antaranya dengan melakukan aktivitas fisik minimal 30 menit setiap hari, makan buah plus sayuran setiap hari, serta cek kesehatan minimal enam bulan sekali. “Mari kita jaga kesehatan keluarga

Gubernur Lampung M Ridho Ficardo menghadiri acara Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (Germas) di Lapangan Kuncup, Kabupaten Pringsewu, Rabu (17/05). n LAMPUNG POST/MRF

agar anak-anak dapat bersekolah dengan baik dan kita sebagai orang tua bisa beraktivitas penuh semangat. Menuju masyarakat Lampung yang sehat, maju, dan sejahtera,” kata Ridho dan disambut tepuk tan-

gan warga. Ridho berharap kegiatan itu dapat memberi manfaat bagi masyarakat Tanggamus, terutama dalam memperhatikan asupan gizi anak-anak agar kehidupan anak jasmani bisa menunjang pendidikan, baik ilmu pengetahuan maupun akhlak mor-

alnya. “Hal ini sangat penting agar generasi penerus bisa memiliki daya saing,” ujarnya. Plt Bupati Tanggamus Samsul Hadi mengatakan jajarannya siap untuk mendukung program tersebut. Supaya masyarakat Tanggamus dapat menerapkan perilaku hidup bersih

dan sehat (PHBS) dengan baik dan benar. “Meski hal ini sudah diketahui masyarakat, namun perlu lebih ditekankan lagi untuk mencapai hasil sesuai harapan bersama,” ujar Samsul yang juga wakil bupati Tanggamus itu. Dalam laporan ketua panitia pelaksana yang juga Kabid Yankes Dinas Kesehatan Provinsi Lampung Uki Basuki mengatakan kampanye ini berdasarkan Instruksi Presiden No. 1/2017 tentang Gerakan Masyarakat Hidup Sehat. Bertujuan menggugah kesadaran masyarakat, membangkitkan rasa tanggung jawab, dan menggali serta mengenali potensi kearifan lokal demi mencapai hidup sehat. “Berkenaan dengan ini telah dilakukan di antaranya penggalangan komitmen lintas sektor dan sosialisasi Germas di kabupaten/kota,” ujarnya. (A10) adisunaryo@lampungpost.co.id

Pembangunan Kesehatan Sejalan Pendidikan PENINGKATAN sumber daya manusia (SDM) menjadi salah satu prioritas pembangunan kesehatan Lampung. Pembangunan kesehatan harus sinergi dengan pendidikan untuk menciptakan SDM unggul. Hal tersebut dikatakan Gubernur Lampung Ridho Ficardo saat menjadi inspektur upacara peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-52 di Lapangan Saburai, Bandar Lampung, Kamis (17/11). “Sesuai tema tahun ini, Indonesia cinta sehat. Maka, melalui hidup sehat, Indonesia kuat,” ujarnya. Ridho mengimbau masyarakat menerapkan gaya hidup sehat dan mengonsumsi makanan dengan gizi yang cukup. Menurut dia, kesehatan merupakan hal fundamental yang harus sejalan dengan pembangunan pendidikan. Jika gizi sudah terpenuhi dan kesehatan terjaga, pertumbuhan pendidikan akan lebih cepat. “Kalau kurang gizi dan sakit-sakitan, bagaimana anak mau pintar? Karena itu, keduanya harus disinergikan,” kata dia. Membacakan sambutan Menteri Kesehatan Nila Moeloek, Ridho meminta masyarakat untuk menjaga kesehatan, bergaya hidup sehat, serta berpartisipasi aktif dalam

Jaminan Kesehatan Nasional (JKN). “Melalui upaya tersebut, kesadaran masyarakat dalam menjaga kesehatan untuk mencapai Indonesia kuat akan tercapai,” ujar Gubernur. Hal tersebut mendukung kebijakan Presiden Joko Widodo (Jokowi) tentang Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (Germas), tindakan sistematis dan terencana yang dilakukan bersama seluruh komponen bangsa. Germas diluncurkan Presiden Jokowi pada 15 November di Bantul, Yogyakarta. Germas bertujuan menyosialisasikan perilaku hidup sehat bagi masyarakat sehingga berdampak pada terciptanya lingkungan yang bersih. “Kondisi sehat memungkinkan peningkatan produktivitas masyarakat sehingga di sisi lain biaya yang dikeluarkan untuk berobat akan berkurang,” ujarnya. Germas dilakukan dengan caracara sederhana antara lain melakukan aktivitas fisik, mengonsumsi sayur dan buah, tidak merokok, tidak mengonsumsi alkohol, memeriksa kesehatan secara rutin, membersihkan lingkungan, dan menggunakan jamban. Germas harus dilaksanakan seluruh lapisan masyarakat, lintas

kementerian dan sektor, baik pemerintah pusat, daerah, swasta, dunia usaha, hingga organisasi kemasyarakatan. “Kontribusi seluruh pihak sangat penting dalam mewujudkan Gerakan Masyarakat Hidup Sehat,” kata Ridho. Dalam kesempatan itu, Ridho memberikan penghargaan kepada sejumlah tenaga kesehatan berprestasi dan pemenang lomba tanaman obat keluarga (toga). Penghargaan diberikan kepada 13 tenaga kesehatan teladan, program sanitasi terbaik tingkat kabupaten, dan pemenang lomba pemanfaatan toga se-Lampung. Penerima penghargaan antara lain Indah Sofianan Rades dari Tulangbawang Barat, Inten Komalasari dari Tanggamus, Redi Pristanto Putra dari Pesisir Barat, Nasheha dari Tulangbawang, dan Windi Nur Emiria dari Lampung Barat. “Penghargaan itu diharapkan menjadi pemicu semangat bagi tenaga kesehatan lainnya,” ujarnya. Ridho menegaskan kesehatan masyarakat memengaruhi produktivitas bangsa. Kemajuan bangsa dapat terhambat jika tingkat kesehatan masyarakat rendah. (MAN/A10)

Chusnunia Siap Sukseskan Germas PEMERINTAH Kabupaten (Pemkab) Lampung Timur (Lamtim) siap menyukseskan Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (Germas) yang dicanangkan Presiden Joko Widodo. Hal itu ditegaskan Bupati Lamtim Chusnunia Chalim saat memberikan sambutan memperingati Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-52 tahun, Senin (26/12), di Dinas Kesehatan Lamtim. “Pada 15 November 2016, di Bantul, Yogyakarta, Presiden Republik Indonesia Joko Widodo meluncurkan Gerakan Masyarakat Hidup Sehat atau disingkat dengan Germas,” kata Chusnunia. Tujuan Germas tersebut, kata dia, agar masyarakat berperilaku sehat sehingga berdampak pada kesehatan yang terjaga, terciptanya lingkungan yang bersih. “Sehingga jika dalam kondisi sehat, produktivitas masyarakat meningkat dan biaya yang dikeluarkan masyarakat untuk berobat akan berkurang.” Kegiatan Germas, ujarnya, dapat dilakukan dengan beberapa cara, antara lain melakukan aktivitas fisik, mengonsumsi sayur dan buah, tidak merokok, tidak mengonsumsi alkohol, memeriksa kesehatan secara rutin, membersihkan lingkungan, dan menggunakan jamban.

akan pentingnya kesehatan.” Kepala Dinas Kesehatan Lamtim Evi Darwati mengatakan peringatan HKN ke-52 ini menjadi momentum tepat meningkatkan semangat, kepedulian, komitmen, dan gerakan nyata pembangunan kesehatan, khususnya di Lamtim. “Momentum ini juga tepat untuk menyampaikan kepada masyarakat agar bangkit dan mulai mengikuti pola hidup sehat melalui Gerakan Masyarakat Hidup Sehat yang disingkat Germas,” ujar Evi.

Tujuan Germas, agar masyarakat berperilaku sehat sehingga berdampak pada kesehatan yang terjaga, terciptanya lingkungan yang bersih. Menurut Chusnunia, Germas harus dilaksanakan seluruh lapisan masyarakat, semua pihak harus

Gubenur Lampung M Ridho Ficardo menghadiri acara Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (Germas) di Desa Rejomulyo, Kecamatan Pasirsakti, Lampung Timur, Sabtu (20/5). n LAMPUNG POST/MRF

bersama-sama berkontribusi menciptakan Gerakan Masyarakat Hidup Sehat. “Peringatan HKN ke-52 ini tentu merupakan momen untuk berbagi tantangan dan menguatkan komitmen, meningkatkan tekad dan semangat kita semua untuk lebih memberi makna pada masyarakat

Evi memaparkan pada peringatan HKN 2016 ini, Dinkes Lamtim melaksanakan beberapa rangkaian kegiatan, yakni pemeriksaan IVA untuk penjaringan kanker serviks di 25 puskesmas pada November 2016. “Sebanyak 965 wanita usia subur dengan haail 31 orang dinyatakan positif dan 11 orang sudah dilakukan cryotherapy di Puskesmas Batanghari, Puskesmas Purbolinggo, dan Puskesmas Labuhanmaringgai,” ujarnya. (WAH/A10)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.