LEADERSHIP GAYA KEPEMIMPINAN YESUS Lusius Sinurat
LEADLIKEJESUS
DAFTAR ISI Sebagai Pengikut Yesus
kita dapat belajar kepemimpinan versi Yesus
LUSIUS SINURAT | www.lusius-sinurat
01
INOVATIF
02
ORISINAL
03
KREATIF
04
INSPIRATIF
05
KHARISMATIS
06
EKSPLORATIF
07
PROGRESSIF
LEADLIKEJESUS
2
INOVATIF Sang Pembaharu
LUSIUS SINURAT | www.lusius-sinurat
LEADLIKEJESUS
3
Yesus tak hanya mengajarkan Taurat (ajaran resmi, hukum, aturan, dst), tetapi juga membarui dan melengkapi Taurat. Yesus mengembalikan makna Taurat yang sesungguhnya, yakni pembangunan hidup dalam cinta kasih.
LUSIUS SINURAT | www.lusius-sinurat
LEADLIKEJESUS
4
ORISINAL Jadi Diri Sendiri
LUSIUS SINURAT | www.lusius-sinurat
LEADLIKEJESUS
5
Yesus sungguh tampil menjadi dirinya sendiri. Ia tak terpengaruh dan tergoda oleh apapun. Ia setia membabat habis segala yang merusak hidup manusia, yakni penyakit dan penderitaan. Hidupnya menyampaikan hati, keramahan, dan kebaikan Allah, sebab Allah menyertai Dia dan melalui Dia Allah memancarkan kekuatan dan cinta-Nya.
LUSIUS SINURAT | www.lusius-sinurat
LEADLIKEJESUS
6
KREATIF Hidup Melimpah
LUSIUS SINURAT | www.lusius-sinurat
LEADLIKEJESUS
7
Yesus menampilkan diri lewat pengajaran yang berwibawa, pergaulan yang melegakan, serta lewat doa dan mukjizat yang ia lakukan. HidupNya melimpah karena Ia senantiasa bersyukur, sebab Ia selalu menjadi diriNya sendiri. Ia betah pada dirinya sendiri dan membiarkan kegembiraan dan ketakuatan masuk ke dalam hidupNya. Ia mengembangkan konsep Kerajaan ideal di dunia, yakni model Kerajaan Allah.
LUSIUS SINURAT | www.lusius-sinurat
LEADLIKEJESUS
8
INSPIRATIF Hidup Melimpah
LUSIUS SINURAT | www.lusius-sinurat
LEADLIKEJESUS
9
Hidup Yesus juga sungguh Inspiratif. KehadiranNya ditengah masyarakat sungguh mengilhami orang lain untuk mengikutiNya.
LUSIUS SINURAT | www.lusius-sinurat
LEADLIKEJESUS
10
KHARISMATIS Tak Sekedar Ikut Arus
LUSIUS SINURAT | www.lusius-sinurat
LEADLIKEJESUS
11
Karakhter lain yang sungguh menonjol dalam pribadi Yesus adalah pribadi yang Kharismatis. HidupNya tak sekedar ikut arus. Ia berani hidup di luar hakNya, di luar kebiasaan yang ada, serta di luar pendapat dan pandangan umum. Bukan hanya orang Yahudi, orang non-Yahudi pun mendapat perhatian yang sama dariNya.
LUSIUS SINURAT | www.lusius-sinurat
LEADLIKEJESUS
12
EKSPLORATIF Perspektifnya Luas
LUSIUS SINURAT | www.lusius-sinurat
LEADLIKEJESUS
13
Yesus adalah kekhasan yang unik. Perspektifnya luas: sehingga Ia tidak pernah takut menghadapi tantangan dan hambatan dalam hidupNya. Ia bukan alumni universitas terkemuka, namun Ia dianugerahi Allah pengetahuanNya yang sungguh dahsyat. 100% potensi yang dimiliki Yesus berasal dari Allah. Dalam pengajaranNya, Yesus bahkan memiliki sasaran yang jelas, komitmen yang kuat, kemampuan berkomunikasi yang mumpuni, dan kemauan untuk terus-menerus belajar (learning ability)
LUSIUS SINURAT | www.lusius-sinurat
LEADLIKEJESUS
14
PROGRESSIF Sudut Pandang Yang Berbeda
LUSIUS SINURAT | www.lusius-sinurat
LEADLIKEJESUS
15
Tak kalah menariknya, di jamanNya, Yesus sudah berpikir, berkata dan bertindak secara Progressif. Yesus memiliki sudut pandang yang berbeda dari kebanyakan manusia. Ia berpikir panjang (apa yang akan terjadi dengan dunia di masa mendatang. Sudut pandang ini tampil dalama perkataanNya yang tajam, menyerang dan meluluhkan segala bentuk kejahatan, juga dalam karya penyembuhan yang Ia lakukan. Ia tak hanya memikirkan masa sekarang, tapi juga masa yang akan datang, termasuk hidup sesudah mati.
LUSIUS SINURAT | www.lusius-sinurat
LEADLIKEJESUS
16
KEPEMIMPINAN YESUS ITU SELALU AKTUAL DAN KONTEKSTUAL
IA SELALU MENGAITKAN DIRI DENGAN HIDUP SEHARI-HARI, DALAM TEGANGAN ANTARA YANG IDEAL DAN REALISTIS.
LUSIUS SINURAT | www.lusius-sinurat
LEADLIKEJESUS
17
THANKS Lusius Sinurat, SS, M.Hum Soft-skill Trainer
LUSIUS SINURAT | www.lusius-sinurat
LEADLIKEJESUS
Lagu: “Tuhan adalah Gembalaku” oleh Elis4beth
18