41/2018 – 14 Oktober 2018
1
Pdt. Winner Pananjaya ( 0857 4346 5958 *pan_nan_jaya@yahoo.com ,Apartemen Puri Imperium Tower I Lantai 13 No. 1132, Jl. Kuningan Madya Kav. 5-6, Jl.HR Rasuna Said, Jakarta 12980 Pdt. Gatot Pujo Tamtama ( 0858 1472 5916 * gatotpt@yahoo.com ,Jl. Pelepah Kuning I / WA I / 6 Kelapa Gading Permai, Jakarta 14240
Bagi jemaat / simpatisan yang ingin mempersembahkan Bunga Mimbar untuk KEBAKTIAN UMUM tahun 2018 dapat mengisi formulir yang terdapat pada pengumuman di lantai bawah.
2
MENYATAKAN KERAJAAN ALLAH DALAM HIDUP BERSAMA Amos 5:6-7, 10-15; Mazmur 90:12-17; Ibrani 4:12-16; Markus 10:17-31
Pada saat ini manusia pada dasarnya sudah terlalu jauh berbeda dalam berjalan dan menyatakan Kerajaan Allah di dalam kehidupan bersama di masyarakat. Kedekatan manusia dalam kehidupan kedagingan melebih kedekatan kita terhadap Allah. Hedonisme dan bagaimana cara manusia mengejar harta hanya untuk mememuhi hasrat kedagingan menyebabkan manusia terseret kedalam sifat yang hanya memetingkan diri sendiri dan berlanjut dengan ketidakperdulian manusia terhadap lingkungan di sekitar mereka. Dalam injil Markus 10: 17-31 dicatat bagaimana Yesus bertemu dengan orang kaya dan Yesus secara jelas memberikan tanggapannya kepada orang kaya ini dengan membalikkan point dalam hukum taurat. Pertanyaan Yesus yang kedua kepada orang kaya tersebut bukan lagi soal menghindari yang jahat menurut hukum agama, tetapi mengharuskan orang kaya ini menjawab dengan keterlibatan sikap hati mereka. Dicatat dengan jelas bagaimana orang kaya ini gagal untuk mencintai Allah dan meninggalkan hartanya. Si orang kaya ini lebih mencintai hartanya ketimbang Allah yang sudah menciptakan manusia dan lebih dahulu mencintai ciptaanNya. Di surat Ibrani 4: 14-16 menggambarkan tahta Allah sebagai tahta kasih karunia. Tahta kasih Allah bukan merupakan tahta yang bersifat menghukum melainkan tahta yang bersifat memberikan kasih kepada manusia ciptaanNya. Mungkin sudah banyak kejadian dalam hidup kita yang benar-benar diberkati dan ditolong oleh Allah karena Allah selalu hadir pada waktu kita bersuka cita maupun kesulitan sekalipun. Bagaimana kita menyikapi kasih Allah ini? Bukan pekerjaan simple juga untuk kita menyatakan kerajaan Allah dalam kehidupan kita bersama. Ingatlah saudara dan saudari ku yang dikasihi Kristus, kerajaan Allah bukanlah sebuah tempat untuk kita nikmati sendiri tanpa memperdulikan orang lain. Sesuai dengan perintah Allah untuk kita umatNya selalu berbagi dan menyatakan kerajaan Allah yang kekal kepada kehidupan kita di tengah masyarakat. Sekali lagi selamat menyatakan Kerajaan Allah dan sekiranya kita semakin didewasakan iman kita agar cinta kasih yang kita lakukan terhadap sesama kita mengambarkan kerajaan Allah yang kekal. Amin. 3
(RSW, 14 – 10 - 2018)
Minggu 14 OKTOBER 2018 Pelayan Firman
Pk 06.30
Pk 09.00
Pk 18.00
Pdt. Imanuel Adam Pdt. Imanuel Adam dari GKI Wahid Hasyim dari GKI Wahid Hasyim
gkapan
n Rasuli
Pemain Musik
Pemandu Nyanyian
Paduan Suara Kolektan
Pemerhati
Counter Operator Multimedia Tata Suara
Pnt. Clemens S. Karnadi Pnt. Patricia Lamidin Pnt. Roy Sudibya W. Pnt. Roy Sudibya W. Pnt. Patricia Lamidin Pnt. Hizkia Probo W. Ibu Ireni Rajanae Sdr. Simon Dharmawan Pnt. Clemens S. Karnadi Ibu Stephanie Tirtasari Bp. Hizkia Probo W. Bp. David Handoko SOCA SOCA Bp. DF Bowo P. Ibu W. Indah Nugraheni Ibu Harjani Tryman Ibu Yap Giok Swan Ibu Claudia Indrawati Bp. Daniel Wiratma Bp. Daniel Wiratma Sdr. Arnold Kenneth Sdr. Timotius Alfin
Pdt. Imanuel Adam dari GKI Wahid Hasyim
Pnt. Harijanto Pnt. Natan N. Hartanto Pnt. Tasya Christianti Pnt. Andrias Pnt. Koko Subianko Pnt. Eddy Nugroho Pnt. Yunita Chandrawati Pnt. Andrias Pnt. Olivia Elena Hakim Pnt. Eddy Nugroho Pnt. Harijanto Pnt. Natan N. Hartanto Bp. Suhartono Ibu Carolline Sdr. Simon Dharmawan Sdri. Nathania Clarissa Pnt. Harijanto Pnt. Natan N. Hartanto Ibu Stephanie Tirtasari Ibu Yovita W. Tananda Bp. Hizkia Probo W. Ibu Marlani Lugito Bp. David Handoko SOCA Sdri. Nathania Clarissa Sdri. Marsha P. Megatama Sdri. Margareta E. Pudja SOCA Bp. Effendy Sjamsudin Sdr. David Haryanto Ibu Trianasari Martono Sdr. Felix Haryanto Sdr. Felix Markus Sulistyo Ibu Inge Vera Supit Sdri. Dewi Fiyanti Ibu Carolline Ibu Sherly Christianty Sdri. Leny Margaretha Bp. Tommy Budhi T. Bp. Tony Suprapto Bp. Rico D. Simorangkir Bp. Reginald Aulia Sdri. Dewi Fiyanti Bp. Reginald Aulia Sdr. Andris Sdri. Veronika Meditalia Bp. Purnawan Andoko Sdr. Daniel Kristanto
Minggu, 14 Oktober 2018 MENYATAKAN KERAJAAN ALLAH DALAM HIDUP BERSAMA Bacaan Alkitab Bacaan I
: Amos 5: 6-7, 10-15
Antar Bacaan 17 Bacaan II Bacaan Injil
: Mazmur 90:12-
: Ibrani 4:12-16 : Markus 10:17–31
Bunga Mimbar:
Nyanyian KJ 17 PKJ 103 KJ 44 KJ 247 KJ 289 KJ 260
: 1+3+4+7 :1–3 :1–4 :1–3 : 1–3,7-9 :1–3
4
Ibu MIA AMANDA RUSLI
Minggu 21 OKTOBER 2018 Pelayan Firman
gkapan
n Rasuli
Pemain Musik
Pemandu Nyanyian
Paduan Suara Kolektan
Pemerhati
Counter Operator Multimedia Tata Suara
Pk 06.30
Pk 09.00
Pk 18.00
Sdr. Hizkia Evan Halim
Sdr. Hizkia Evan Halim
Sdr. Hizkia Evan Halim
Pnt. Natan N. Hartanto Pnt. Koko Subianko Pnt. Clemens S. Karnadi Pnt. Tasya Christianti Pnt. Hizkia Probo W. Pnt. Olivia E. Hakim Pnt. Patricia Lamidin Pnt. Tasya Christianti Pnt. Hizkia Probo W. Pnt. Harijanto Pnt. Natan N. Hartanto Pnt. Koko Subianko Bp. Elli Sabda Arista Sdri. Luy Anasari Bp. Sulaiman Jonathan Pnt. Koko Subianko Pnt. Natan N. Hartanto Pnt. Koko Subianko Sdr. Efraim Fajarovadya Sdr. Efraim Fajarovadya Sdri. Elizabeth Budiani Bp. Tinut Sugeng Bp. Tinut Sugeng Ibu Ingrid Valentine Ibu Ingrid Valentine Sdri. Aninditya Natalie Sdri. Aninditya Natalie Ibu W. Indah Nugraheni Ibu W. Indah Nugraheni Bp. Johny Rachmanto Bp. Johny Rachmanto Bp. David Tjahjana Bp. David Tjahjana PS Anak Sekolah Minggu Bp. Daniel Permadi Bp. Anggono Putro Ibu Marlani Lugito Ibu Susy Herawati Bp. Elli Sabda Arista Ibu Tjandra Srimulianingsih Ibu Inge Vera Supit Ibu Agustina Hartanto Ibu Makarina Sdri. Priska Bp. Darius W. Reynald Sdri. Priscilla Bp. Sulong Buwono Bp. Adrie Gunadi Bp. Darius W. Reynald Ibu Agustina Hartanto Bp. Hans O. Koemarga Bp. B. Aryuda R Soetanto Sdri. Lucyana SitumorangBp. Haryo Waskita Bp. Matius Raharjo Bp. DF Bowo P. Pnt. Doy D. Setiawan Pnt. Eddy Nugroho Pnt. Yunita Chandrawati Pnt. Roy Sudibya W. Pnt. Elika Untari P. Pnt. Doy D. Setiawan Sdri. Aninditya Natalie Bp. Sulaiman Jonathan Pnt. Doy D. Setiawan Sdr. Efraim Fajarovadya Sdri. Elizabeth Budiani Bp. Tinut Sugeng Ibu Ingrid Valentine Sdri. Aninditya Natalie Ibu W. Indah Nugraheni Bp. Johny Rachmanto Bp. David Tjahjana Bp. Haryanto Ibu Susilowati D. Salim Ibu Riawati Ibu Kartika Bekti Ibu Nilawati Bp. Pietter Hardinata Bp. Pietter Hardinata -
5
Minggu, 21 Oktober 2018 HIDUP MEMBERI DIRI Bacaan Alkitab Bacaan I
: Yesaya 53: 4-12
Antar Bacaan 16 Bacaan II
: Mazmur 91:9-
Bunga Mimbar: PNY
: Ibrani 5:1-10
Bacaan Injil
Nyanyian KJ 322 PKJ 29 NKB 10 NKB 21 KJ 433 KJ 363
:1–5 :1–4 :1–4 :1–3 :1–3 :1+2+4
: Markus 10:35–45
MINGGU 14 OKT. 2018 09.00 Pelayan Firman Penatua Pemusik Pemandu Nyanyian Liturgos Multimedia Usher+Kolektan
Baptisan dan Pertobatan
(Lukas 3 : 1-14) Sdr. Hizkia Evan Halim Pnt. Doy D. Setiawan Sisil, Vinvin, Yosua Vanesha, Gracia Angel Olive + Braven Ravin + Bill
MINGGU 21 OKT. 2018 09.00 Pelayan Firman Penatua Pemusik Pemandu Nyanyian Liturgos Multimedia Usher+Kolektan
Percik atau Selam (Kisah Para Rasul 8:26-40)
Pdt. Timur Citra Sari Pnt. Andrias Jessica, Abel Tania, Vinvin Janet Alfin Chrysil + Livya
Segala ujung bumi akan mengingatnya dan berbalik kepada TUHAN; dan segala kaum dari bangsa-bangsa akan sujud menyembah di hadapan-Nya. Sebab TUHANlah yang empunya kerajaan, Dialah yang memerintah atas bangsa-bangsa.
Mazmur 22 : 28-29
MINGGU 14 Oktober 2018 Pk. 09.00 KELAS PELAYAN FIRMAN PENATUA PEMIMPIN PUJIAN
Kasih Tetap Berbuat Baik Dalam Kesulitan (Kejadian 39 : 20 – 40:23)
Benyamin Pnt. Elika Untari
Filipus Dina S. Rumanti Pnt.Clemens
Natalia
W. Indah N.
Ezra Inge Indrawati
Debora Pnt. Patricia Lamidin
Claudia Evelyn H. Wiyono
Endang Susilowati
David Tjahjana
Pnt. Andrias 6
PENDAMPIN G
Rudi
MINGGU 21 Oktober 2018 Pk. 09.00 KELAS PELAYAN FIRMAN PENATUA PEMIMPIN PUJIAN PENDAMPIN G
MINGGU 14 OKT. 2018 Pk. 08.00 Pk. 10.30 – 11.30 Pk. 11.00 Pk. 12.00 SELASA 16 OKT. 2018 Pk. 09.00 Pk. 09.00 – 13.00 Pk. 20.00 – 21.00 RABU 17 OKT. 2018 Pk. 08.00 Pk. 18.00 Pk. 20.00 KAMIS 18 OKT. 2018 Pk. 09.00 – 12.00 Pk. 19.30
Benyamin Pnt. Elika Untari
Lia
DF Bowo P.
Kasih Allah adalah Rancangan Yang Baik (Kejadian 41 : 1 – 49) Filipus
Ezra
Susi P.
Lia
Debora Margareta E. Pudja
Claudia DF Bowo P.
Pnt. Roy SW Yulanika Effendi
Fanny
Herny
Pnt. Yunita
Iman Lazuardi
Richard
Penjualan Makanan BUMJ Latihan PS Sekolah MingguKomisi Anak Persiapan GSM Pnt. Elika Untari Katekisasi Pdt. Winner Pananjaya
Persekutuan Usia Lanjut Piket & Konseling PA Malam
Pdt. Gatot Pujo Tamtama Pdt. Winner Pananjaya Pdt. Gatot Pujo Tamtama
Halaman Gereja Ruang Ezra Ruang Claudia Ruang Keb. Remaja
Ruang Keb. Remaja Ruang Ezra Ruang Keb. Remaja
Perkunjungan Usia Lanjut Komisi Usia Lanjut Latihan PS Serunai Kasih Ibu Endang Sulistyowati Latihan PS Gabungan Ibu Endang Sulistyowati
Ruang Keb. Umum Ruang Keb. Umum
Piket & Konseling Persekutuan Wilayah 2
Ruang Ezra Rumah Keluarga Pdt. Gatot Pujo T.
Pdt. Gatot Pujo Tamtama Pdt. Winner Pananjaya
7
JUMAT 19 OKT. 2018 Pk. 17.00 Pk. 19.00
Pemahaman Alkitab Latihan PNJ Remaja
Pdt. Gatot Pujo Tamtama -
Ruang Keb. Remaja -
SABTU 20 OKT. 2018 Pk. 05.30 Pk. 13.00 Pk. 15.00 Pk. 15.00 Pk. 17.00 Pk. 17.00
Bidston Pagi Klinik Musik Remaja Tennis Meja Latihan VG Remaja Latihan PNJ + Organis FEAST
Bp. Elli Sabda Arista Sdr. Krisnu Komisi Pemuda Sdr. Haryo Waskita Komisi Pemuda
Ruang Keb. Remaja Ruang Claudia Ruang Keb. Remaja Ruang Keb. Remaja Ruang Benyamin
ATESTASI MASUK Dengan penuh sukacita kami menerima penyerahan keanggotaan dari Majelis Jemaat GKI Jatiasih Bekasi atas diri :
1. Pdt. Gatot Pujo Tamtama Nomor keanggotaan : 18577 2. Drg. Chaterina Tobing Nomor keanggotaan : 18578 Beserta dengan anak Baptisnya: 1. Nama : Efraim Fajarovadya Nomor keanggotaan : A011-18/18-577 2. Nama : Elisyeva Margaretha 8
Nomor keanggotaan : A012-18/18-577 3. Nama : Elhanan Resireinhart Nomor keanggotaan : A013-18/18-577 Alamat
: Jl. Pelepah Kuning I Blok WA 1 No. 6 Kelapa Gading, Jakarta Utara
PERSEMBAHAN KENDARAAN Majelis Jemaat GKI Kelapa Cengkir telah menerima persembahan sebuah mobil Toyota Inova tahun 2013 dari NN, digunakan sebagai kendaraan operasional Pdt.Gatot Pujo Tamtama. Kami mengucapkan terima kasih untuk persembahan yang diberikan.
PERSIDANGAN MAJELIS JEMAAT
Persidangan Majelis Jemaat GKI Kelapa Cengkir diadakan pada hari Minggu tanggal 21 Oktober 2018, mulai pk. 11.30 WIB di Ruang Kebaktian Remaja. Saudara-saudara yang ingin memberikan masukkan dapat menyerahkan dalam amplop tertutup disertai nama jelas. Bagi Saudara-saudara yang menghendaki untuk ikut serta dalam persidangan sebagai pendengar dapat mengisi form di kantor sekretariat gereja.
PELAYANAN KELUAR PDT. GATOT PUJO TAMTAMA Pada Hari Minggu, 14 Oktober 2018, Pdt. Gatot Pujo Tamtama akan melayani di Kebaktian Umum GKI Bogor Baru Pk. 08.00 WIB.
USULAN PENATUA UNTUK MASA PELAYANAN 2019-2022
Gereja harus terus bertumbuh agar mampu menjadi reflektor terang yang berasal dari Kristus. Untuk mencapainya diperlukan lebih banyak lagi pelayanpelayan Tuhan, termasuk yang bersedia melayani sebagai Penatua. Saat ini penatua yang ada berjumlah 14 orang, 1 orang yaitu Pnt. Harijanto akan mengakhiri masa pelayanannya pada 01 November 2018 dan 4 orang akan mengakhiri masa pelayanannya pada bulan Maret 2019 yaitu Pnt. Clemens S. Karnadi, Pnt. Eddy Nugroho, Pnt. Doy Dewanto Setiawan dan Pnt. Elika Untari P. dimana 4 orang ini dapat dipilih kembali. Untuk dapat meningkatkan serta mengembangkan pelayanan di GKI Kelapa Cengkir, maka mutlak diperlukan tambahan Penatua, agar pelayanan yang ada dapat berjalan sesuai dengan rencana dan program kerja yang telah dicanangkan dan bahkan dapat lebih ditingkatkan dan dikembangkan lebih lanjut. Kondisi sekarang Majelis Jemaat GKI Kelapa Cengkir adalah rentang usia 2050 tahun adalah sebanyak 65% dan diatas 50 tahun adalah 35%. Harapan untuk pencalonan Majelis Jemaat tahun 2019 adalah dengan komposisi rentang usia 20 – 50 tahun sebanyak 80% dan usia diatas 50 tahun adalah 20%. Tujuannya antara lain untuk terciptanya regenerasi dan kaderisasi secara berkesinambungan. Majelis Jemaat GKI Kelapa Cengkir mengajak Jemaat sekalian untuk mengusulkan nama-nama ( anggota sidi GKI Kelapa Cengkir ) yang menurut 9
Saudara memiliki kemampuan, semangat dan komitmen pelayanan yang baik untuk di calonkan sebagai Penatua GKI Kelapa Cengkir. Syarat-syarat selengkapnya tercantum dalam Tata Tata Laksana GKI pasal 83 : 1.
Komitmen a. b.
2.
3.
4.
c. d. e. f. g.
Karakter a. b. c. d. e. f. g. h.
Rendah hati Rela berkurban untuk orang lain Peduli kepada yang lemah Jujur Rajin Tulus Pengampun Tidak membeda-bedakan orang lain Dapat dipercaya, khususnya dalam memegang rahasia jabatan
a. b. c. d. e.
Mampu memimpin Dapat bekerja sama dengan orang lain Mampu hidup dalam konteks yang penuh kepelbagaian Mampu belajar secara mandiri Mampu menjadi agen pembaruan dalam lingkup hidup individual, gerejawi, dan kemasyarakatan
i. Kemampuan
Administratif a. b.
5.
Menghayati panggilan sebagai penatua yang adalah panggilan spiritual dari Allah melalui GKI dan bersedia hidup dalam anugerah Tuhan. Bersedia melaksanakan tugas penatua dengan segenap hati dan dengan kesetiaan dalam peran sebagai gembala, pengajar, teladan, dan penatalayan. Bersedia menunjukkan kelakuan yang sesuai dengan Firman Allah Bersedia memegang ajaran GKI Memahami dan menghayati Visi dan Misi GKI Memahami, menyetujui dan menaati Tata Gereja dan Tata Laksana GKI Menghayati dan menjalani panggilannya bersama dengan orang lain.
Sekurang-kurangnya sudah dua (2) tahun menjadi anggota sidi Sekurang-kurangnya sudah dua (2) tahun menjadi anggota di Jemaat terkait dan telah aktif melayani di Jemaat itu.
Pelengkap a. b.
Suami atau istrinya tidak menjadi batu sandungan Tidak mempunyai hubungan suami-istri, mertua-menantu, orang tua-anak, saudara-sekandung, dengan pejabat gerejawi dari Jemaat yang sama Tidak memangku jabatan gerejawi dari gereja lain
c. Usulan nama disampaikan melalui formulir yang telah disediakan hari ini dan pengembalian formulir dapat melalui kantong kolekte, atau langsung diberikan pada pemerhati dan Majelis Jemaat yang bertugas. Mohon dukungan doa dan terima kasih atas partisipasi jemaat sekalian. “Tuaian memang banyak, tetapi pekerja sedikit. Karena itu mintalah kepada Tuan yang empunya tuaian, supaya Ia mengirimkan pekerjapekerja untuk tuaian itu.� (Lukas 10:2).
ANDA INGIN MENIKAH DI GKI KELAPA CENGKIR? Bila Anda ingin menikah di GKI Kelapa Cengkir, Anda dapat memperhatikan persyaratan berikut: 10
1. 2.
3. 4.
5.
Salah satu atau kedua calon mempelai adalah anggota sidi GKI Kelapa Cengkir. Apabila calon mempelai salah satunya (atau bahkan keduanya) bukan anggota Jemaat sidi GKI Kelapa Cengkir, maka yang bersangkutan wajib melampirkan surat keterangan/surat pelimpahan pernikahan dari gereja asal. Kedua calon mempelai telah mengikuti Bina Pra Nikah. Surat permohonan pernikahan ditujukan kepada Majelis Jemaat GKI Kelapa Cengkir. Permohonan harus disampaikan paling lambat 3 (tiga) bulan sebelum tanggal pernikahan namun demikian majelis menghimbau agar permohonan disampaikan 1 th sebelumnya atau minimal 6 bulan sebelumnya. Formulir permohonan pernikahan gerejawi dapat diambil di Tata Usaha GKI Kelapa Cengkir. Setelah diisi dikembalikan dengan dilampiri:
6. 7. 8.
Fotocopy KTP/Paspor Fotocopy piagam Bina Pra Nikah. Fotocopy surat Baptis/Sidi. Fotocopy bukti pendaftaran pernikahan di Catatan Sipil Pas foto (berwarna) berdampingan, ukuran 4x6 sebanyak 2 lembar.
Pendeta yang akan melayani pemberkatan pernikahan diputuskan oleh Majelis Jemaat GKI Kelapa Cengkir. Majelis Jemaat GKI Kelapa Cengkir mempunyai wewenang sepenuhnya untuk menerima atau menolak permohonan pelayanan pernikahan di GKI Kelapa Cengkir. Bersedia mengikuti percakapan gerejawi dengan Majelis Jemaat. Kehabisan Warta Jemaat? Jangan kuatir, jemaat dan simpatisan sekalian dapat mengaksesnya via kode QR yang dipasang di beberapa titik dalam gereja (di meja pemerhati dan di mading lantai dasar).Selain itu, dengan mengirimkan email ber-subject MINTA WARTA JEMAAT ke gkicengkir@gmail.com, warta akan dikirimkan secara teratur ke email.
Dapatkan informasi ter-update mengenai GKI Kelapa Cengkir, dari event, akses ke warta dan berbagai materi pembinaan di : Instagram @gkikelapacengkir / ID LINE: gkikelapacengkir
BADAN USAHA MILIK JEMAAT GKI KELAPA CENGKIR Kini seluruh pengunjung GKI Kelapa Cengkir dapat kembali menikmati aneka kuliner lezat seusai kebaktian. Bagi jemaat dan simpatisan yang memiliki talenta dalam memasak maupun kerajinan tangan, silakan bergabung dengan konsep baru ini. Ke depannya, kami berharap dapat memberikan wadah bagi jemaat 11
& simpatisan yang ingin menambah penghasilan bulanan dapat berpartisipasi sebagai tenant maupun berpartisipasi sebagai petugas BUMJ. Tim saat ini sedang menggarap pengembangan Food Court Kuliner Nusantara yang akan dibuka di halaman gereja. Informasi lebih lanjut silakan menghubungi Ibu Susy Herawati: 08997765-265 Pada hari Minggu, 07 Oktober 2018 lalu, hasil Penjualan makanan adalah sebesar Rp.432.000,- Terimakasih atas partisipasi Saudara sekalian.
BUNGA MIMBAR Bagi Jemaat dan Simpatisan yang ingin mempersembahkan Bunga Mimbar untuk KEBAKTIAN UMUM tahun 2018 dapat mengisi pada formulir di papan pengumuman dengan menghubungi kantor Sekretariat gereja / Ibu Carolline (08129356546).
PEMAHAMAN ALKITAB setiap SELASA MALAM dan JUMAT PETANG Dengan menghadiri kegiatan pemahaman Alkitab, Saudara dapat mendalami Alkitab dalam persekutuan dengan Jemaat. HARI/TANGGAL Pk.17.00 DILAYANI TEMA 10:17-31) TUJUAN
Selasa, 16 Okt. 2018 Pk.20.00 & Jumat, 19 Okt. 2018 Pdt. Gatot Pujo Tamtama “Bagaimana Cara Memperoleh Hidup Kekal” (Markus Umat menghayati bahwa setiap hal terkecil dalam keseharian menuntunnya untuk hidup dalam, dan memancarkan pengalaman anugerah Allah dalam setiap karya hidupnya.
Data Kehadiran Bidston dan Pemahaman Alkitab Bidston Pagi Sabtu, 06 Okt. 2018 Pk. 05.30
Pemahaman Alkitab Jumat, 05 Okt. Selasa, 09 Okt. 2018 2018 Pk. 17.00 Pk. 20.00 12
Kehadiran
12 orang
11 orang
9 orang
PERSEKUTUAN WILAYAH SEPTEMBER – OKTOBER 2018 WILAYAH 2
(Janur Kuning, Pelepah Kuning, Janur Hijau, Pelepah Hijau, Gading Mediterania, Kayu Putih, Pulo Mas, Pulo Asem, Rawamangun, Kramat Lontar)
Bagi jemaat yang rindu menyediakan rumahnya untuk acara Persekutuan Wilayah, silakan menghubungi: Bp. Gianto Setiawan 13
0818-112-704 / Pnt. Elika Untari P. 0899-9845-860 / Ibu Mia Amanda Rusli 0812-9488-491
WIFI GEREJA
Saat ini tersedia fasilitas wifi di gereja (password dan username bisa dilihat di mading).
@youthkece KOMISI PEMUDA GKI KECE Mau tau update terbaru mengenai Komisi Pemuda GKI KeCe? Mau tau informasi terbaru dan aktifitas terbaru mengenai Komisi Pemuda GKI Kece? Yuk gabung ke Grup Whatssapp Komisi Pemuda GKI Kece Silakan menghubungi: Arum (0812-8737-3819) Pnt. Clemens Sophiano (0811-8785-740) Pnt. Hizkia Probo W. (0813-1001-7661)
14
15
16
MUDA -
WA GRUP AYO BACA ALKITAB Komisi Dewasa Muda mengajak ibu dan bapak untuk membaca Alkitab secara berurut mulai dari Perjanjian Lama. Membaca Alkitab secara berurut ini menolong kita membaca seluruh isi Alkitab, semua Kitabnya, semua pasalnya dan semua ayatnya secara lengkap. Ibu bapak akan terheran menemukan ayat-ayat dalam Alkitab yang mungkin belum pernah dibaca sama sekali sebelumnya. Bagi ibu bapak yang pernah membaca secara urut, pada pengulangan berikutnya, kita akan banyak menemukan hal-hal baru lagi. Ibu dan bapak yang sudah pernah tergabung dan mengikuti dalam WAG (kelompok WA) yang telah tamat, mungkin dapat memberi kesaksian. Dalam WAG yang tersebut banyak yang sudah lebih dari 2 kali mengulang baca seluruh Alkitab . Kami sedang membentuk WAG ABA KeCe Perjanjian Lama Angkatan ke 2, untuk mewadahi kebutuhan ini. Bila ada yang berminat, bisa menghubungi David, 08788 0158669, untuk kita daftarkan dalam WAG ABA KeCe. Bila mungkin, ajak sahabat-sahabat kita untuk bergabung...
#SAVESULTENG Tim GKI (Gerakan Kemanusiaan Indonesia) bekerja sama dengan gereja-gereja lokal Palu telah menerjunkan tim relawan untuk pemuliham paska-bencana. Relawan terdiri dari perwakilan 3 Sinode Wilayah: Jatim, Jateng dan Jabar, dimulai di Palu kemudian menyebar ke Donggala dan Sigi. Dukungan dana dilakukan oleh Sinode Wilayah masingmasing.
17
Jemaat dan simpatisan GKI Kelapa Cengkir yang terpanggil mendukung misi kemanusiaan ini dapat memakai amplop persembahan khusus di meja pemerhati dengan tulisan #SaveSulTeng.
USIA LANJUT PERSEKUTUAN USIA LANJUT
Persekutuan Usia Lanjut diadakan pada : Hari, tanggal : Selasa, 16 Oktober 2018, Pk. 09.00 WIB Tempat : Ruang Kebaktian Remaja GKI Kelapa Cengkir Tema : “Curhat Kepada Tuhan” (Mazmur 62:9) Pelayan Firman : Pdt. Gatot Pujo Tamtama
PARKIR KENDARAAN Himbauan dari RW. 011 Kelurahan Kelapa Gading Timur dan Kepolisian, Pengunjung Kebaktian Minggu tidak diperkenankan untuk memarkir mobilnya di halaman gereja. Silakan memarkirkan kendaraan di sepanjang Jl. Boulevard Raya (bukan di sekitar rumah warga, karena sudah ada teguran dari RW). Terimakasih atas kerjasamanya.
RUANG DOA
Jemaat sekalian dapat menggunakan ruang ibadah utama GKI Kelapa Cengkir Jakarta sebagai Ruang Doa. Ruangan Doa tersebut dapat digunakan pada setiap hari Senin – Jumat dan selama ruang ibadah tersebut tidak sedang berlangsung acara gereja.
AKSES PENGUNJUNG KURSI RODA Kami menyediakan akses khusus bagi pengunjung kebaktian yang menggunakan kursi roda. Silakan hubungi pemerhati / penatua yang bertugas di kebaktian jika memerlukan fasilitas ini.
18
Berdasarkan hasil Keputusan Persidangan Majelis Jemaat GKI Kelapa Cengkir, Laporan Penerimaan Keuangan disampaikan dalam lembar terpisah dengan Warta Jemaat. Apabila ada Jemaat yang membutuhkan dapat mengambil pada meja pemerhati saat mengambil Warta Jemaat. Terimakasih atas partisipasi aktif jemaat sekalian. Alokasi Kantong Kolekte 2: Kantong Kolekte 2 Minggu I: Cadangan DPPE (Dana Persiapan Perumahan Emeritasi) Kantong Kolekte 2 Minggu II: Inventaris Kantong Kolekter 2 Minggu III & IV: Pengembangan Gereja Kantong Kolekte 2 Minggu V: DKK (Dana Kebersamaan Klasis)
Ulang Tahun 14 OKTOBER 2018 15 OKTOBER 2018 16 OKTOBER 2018 17 OKTOBER 2018
18 OKTOBER 2018 19 OKTOBER 2018 20 OKTOBER 2018
Ibu Widyawati Hidayat Ibu Sri Sulistianningsih Ibu Carlina Stephani Oroh Sdr. Daniel Kristanto Ibu Vonny Octavia Hartanto Sdri. Nathania Clarissa Adik Cedric Matheuz Bonang Bp. Thomas Dharmawan Sdri. Dina Sabathia Rumanti Ibu Susy Oktavia Souisa Pdt. Winner Pananjaya
Pokok-pokok Doa Bangsa dan Negara, khususnya situasi di Tanah Air saat ini. Pergumulan gereja-gereja dalam perijinan tempat ibadah Saudara-saudara kita yang sedang sakit / dalam pemulihan kesehatan : Ibu Sri Sulistianningsih 19
Sdri. Shanti Bp. Christianto (Kakak dari Ibu Marlani Lugito) Ibu Nengsih Ibu Samen (Ibunda dari Ibu Nurnaeni) Ibu Ko Soen Soey Ibu Ellyawati Agoes Ibu D. Lugito Ibu M. Dolosaribu (Ibunda dari Bp. Budiman Manurung) Bp. Matius Raharjo
Personalia BPMK & BPHMK PERSONALIA BPMK DAN BPHMK GKI KLASIS JAKARTA 1 PERIODE 2018 - 2021 BPMK Ketua Wakil Ketua Bendahara I Jakarta) Bendahara II Sekretaris I Sekretaris II Anggota Bandung)
:Pdt. Gatot Pujo Tamtama :Pnt. Thimotius Abineno :Pnt. Natan N. Hartanto
(GKI Kelapa Cengkir Jakarta) (GKI Pulomas Jakarta) (GKI Kelapa Cengkir
:Pnt. Pudyastuti :Pnt.Catur Rini Cahyadiningsih :Pnt. Oscar Wardhana
(GKI Jatimurni Bekasi) (GKI Jatiasih Bekasi) (GKI Kwitang Jakarta)
:Pdt. MR. Kurniadi Saragih (GKI Rawamangun Jakarta) Pdt.Stella Luciana Handojono (GKI Menteng Jakarta) Pnt. Sani Susanto (GKI Taman Cibunut Pnt. Jozina Fetty Asbanu
(GKI Rawamangun Jakarta)
BPHMK 1. Pnt. James J. Gumansalangi Bandung) 2. Bapak Denny Suharja
(GKI Taman Cibunut (GKI Kwitang Jakarta)
Pesan Persidangan BPMSW PESAN PERSIDANGAN XII MAJELIS SINODE WILAYAH GEREJA KRISTEN INDONESIA SINODE WILAYAH JAWA TENGAH 20
(P XII MSW GKI SW JATENG) =============================== =========
4 – 6 SEPTEMBER 2018
I WISMA SEJAHTERA, MAGELANG
Pemuda adalah mitra/kawan sekerja yang sejajar dalam menjalankan misi Allah, karena itu harus senantiasa siap dan siaga untuk diutus dan berperan serta berkarya bagi Tuhan kapan dan dimana saja. Pemuda bukanlah sekedar pemimpin di masa depan, melainkan juga pemimpin masa kini; maka sudah waktunya lebih member kepercayaan dan kesempatan kepada pemuda saat ini. Dibutuhkan tidak saja sekedar kerelaan memberikan panggung dan peran, namun juga kesediaan untuk dipimpin kaum muda. Rumusan Pesan ini ditetapkan dalam Persidangan XII Majelis Sinode Wilayah GKI Sinode Wilayah Jawa Tengah pada tanggal 6 September 2018 di Wisma Sejahtera Magelang, Jl. Menowosari 23A Magelang
Aplikasi Mobile Phone GKI SW Jateng
21
22