Metro Banjar Jumat, 2 Mei 2014

Page 1

Eceran Rp 2.000

Langganan Rp 55.000

16 Halaman

2 MEI 2014

Bomber Senegal Ancam MFC

SEKALI SUNTIK LANGSUNG GEDE ■ Polisi Gerebek Praktik Perbesar Alat Kelamin Rumah bernomor 12 RT 5 di Gang Irma Sasirangan itu digerebek polisi lantaran ditengara menjadi tempat pesta narkoba. Namun lacur, ketika BERSAMBUNG KE HAL 8

William Anthony

BANJARMASIN - Peristiwa menarik datang dari sebuah rumah di bilangan Jalan Seberang Mesjid, Banjarmasin Tengah. Polisi pun dibuat tersenyum saat menggerebek kediaman Gusti Fahruddin alias Okek.

JUMAT

http://metrobanjar.banjarmasinpost.co.id

Pak RT Pun Ter ta wa taw Hal 8

LAWAN sepadan akan menyambangi markas Martapura FC (MFC) dalam lanjutan pertandingan Grup 6 Divisi Utama 2014 di Stadion Demang Lehman, Martapura, Selasa (6/5)sore. Perseta Tulungagung baru sekali kalah dalam empat partai yang dilakoni. Terakhir, tim berjuluk Laskar Badai Selatan (Lasbas) itu menahan imbang 1-1 PS Mojokerto Putra (PSMP), Jumat (29/4)lalu. Meskipun, laga itu masih menunggu keputusan PT Liga Indonesia karena dihentikan wasit akibat pemain Perseta memprotes penalti yang diberikan kepada tuan rumah. Sejauh ini, Perseta merupakan tim tersubur dari semua kontestan Grup 6. Enam gol dilesakkan tim asuhan pelatih Samsul Bahri itu. Tiga di antaranya dicetak bomber asing asal Senegal, William Anthony. Tiga lainnya dibuat Aan Andik Prayitno, Fornah Mohammed, Rachmat M Rivai. Hal itu rupanya menjadi perhatian bek andalan MFC, Erwin Guttawa. Dia siap mengamankan pertahanan timnya dari gempuran bomber Perseta, tak terkecuali Wiliam Anthony. “Memang saya belum melihat langsung bagaimana permainannya. Tapi saya bertekad untuk mematikan pergerakan dia atau pemain Perseta lainnya,” ucap pesepak bola asal Kabupaten Tanahbumbu itu. Untuk itu, Erwin akan bermain penuh disiplin, terutama dalam melakukan penja-

BPOSTGROUP/BUHANI YUNUS

BERSAMBUNG KE HAL 8

LIMA pria dan alat yang digunakan untuk praktik perbesar kemaluan. FACEBOOK.COM

Pandu Masih Kritis Jangan Gila Harta Heryanto Tak Berkutik ■ Ayi: Gusti Angga Olahragawan BANJARMASIN - Pandu Winata (22), korban tabrakan di depan Biliar Cosmic dan X Pool, Jalan Kampung Melayu, Banjarmasin Tengah, Rabu (30/4) dinihari, kondisinya masih kritis. Warga Simpang Tiga Sungai Jingah, Kelurahan Surgi Mufti, Banjarmasin Utara, itu masih berada di ruang IGD RSUD Ulin Banjarmasin. Pandu, karyawan salah satu toko roti di Duta Mall Banjarmasin ditunggu oleh bibinya Niah (40). Kedua orangtuanya Zulkifli dan Imur masih berada di Pelaihari Kabupaten Tanahlaut.

“Ayah ibunya sudah mengetahui peristiwa ini tetapi masih belum bisa datang ke rumah sakit,” kata sang bibi, Kamis (1/5). Disebutkan perempuan berjilbab itu, keponakannya masih berada di ruang IGD karena akan menjalani operasi. Akibat tabrakan itu rahang pipi kanan patah dan kepalanya ada pendarahan. Niah mengaku tidak tahu persis kejadian yang dialami keponakannya. Dia hanya mendapat laporan Pandu kecelakaan dan luka parah

Assalamualaikum Wr Wb. ADAsemacam kompetisi untuk mengisi kesementaraan hidup ini dengan sebanyakbanyaknya materi atau harta dan sesuai yang sifatnya mendunia. Kemudian mendudukkan nilainilai itu sebagai sesuatu yang maha penting, maha agung dan maha menentukan. HM TASLIM Kebesaran dan Ketua Dewan Dakwah Islam popularitas seseoIndonesia (DDII) rang dipandang dan Kota Banjarbaru diukur dari sudut tersebut. Begitu urgen (penting dan mendesaknya) nilai-nilai yang dianggap

BERSAMBUNG KE HAL 8

BERSAMBUNG KE HAL 8

NO 4.985 TAHUN XIII ISSN 0215-2987

Karaoke Saja Malu RAJIN berlatih menyanyi, itulah kegiatan Putri Fierdha Andini (18) sekarang ini. Soalnya mahasiswi Fakultas Hukum Universitas Lambung Mangkurat itu memiliki sebuah PR besar, yaitu harus berani tampil di depan umum. Walau memiliki hobi menyanyi, dia tak pernah menampilkan kepiawaiannya di depan orang lain. Namun sekarang dia harus berlatih tampil di depan banyak orang, karena bakal berkompetisi di Pemilihan Nanang Galuh Banjar Kota Banjarmasin 2014. BERSAMBUNG KE HAL 8

ISTIMEWA

Putri Fierdha Andini Banjarmasin, 3 Mei 1996 Anak sulung dari 3 bersaudara Orangtua : Gafriliansyah Isranur dan Halimatus Sadiyah Pendidikan : Mahasiswi semester IV Fakultas Hukum Unlam Hobi : Menyanyi, memasak

■ Satpol PP Sita Puluhan Botol Miras BANJARBARU - Razia dadakan oleh Satpol PP seolah membuat dada Heryanto (44) sesak. Warga Komplek Beringin, Sungai Ulin, itu tak lagi

bisa berdalih setelah dipergoki sedang melayani pembeli minuman keras di warungnya, BERSAMBUNG KE HAL 8

Gratis 6 Kali Angsuran SATU penawaran istimewa diberikan Wira Toyota Banjarbaru yang beralamat di Jalan A Yani Km 32 Loktabat. Bagi yang membeli Toyota Avanza, baik kontan maupun kredit, mendapatkan fasilitas free service dan spare part sampai dengan 4 tahun (50.000 km). “Sudah begitu, dp ringan dan angsurannya murah,” ujar Stephanus Tjuatjadinata, Branch Manager Wira Toyota Banjarbaru. BERSAMBUNG KE HAL 8

BPOSTGROUP/SYAIFUL AKHYAR

0205/M1


2

Metro Banjar

Banjarbaru Highlight

JUMAT

2 MEI 2014

Sungai Besar Hujan Cempaka Panas ■ Warga Diminta Waspada Puting Beliung BANJARBARU - Belakangan ini, hujan bisa datang tiba-tiba. Setelah matahari menyengat bisa tiba-tiba hujan. Bahkan kerap saat hujan, cuaca terasa panas. Kondisi ini tentu saja dapat memengaruhi kesehatan. Dalam sebuah perbincangan, Rahim, warga Banjarbaru, mengaku merasa tidak enak badan. Dia pun pernah mengalami hujan dan panas saat melintasi Jalan Mistar cokrokusumo menuju Cempaka. Saat melintasi wilayah Sungai besar dengan sepeda motor, Rahim diterpa hujan deras. Dia pun mengenakan jas hujan. Namun memasuki Kelurahan Cempaka, cuacanya justru panas. “Bingung saya, di Sungai Besar hujan, saat sampai Cempaka ternyata malah panas. Sempat ditanyai orang, kehujanan di mana karena saat itu kondisi di Cempaka justru cerah dan panas,” ujarnya. Kepala Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Kalsel di Banjarbaru, Purwanto, mengatakan saat ini adalah masa peralihan. Dia mengingatkan agar warga waspada. “Pada awal Mei ini sudah memasuki masa peralihan. Masyarakat perlu waspada karena pada saat inilah sering terjadi puting beliung,” terangnya, Kamis (1/5). Pada awal Mei, masih akan ada hujan sporatis (dadakan). Suhu pun terasa lebih panas dan angin kerap berubah arah. Kadang angin datang dari arah barat dan kadang dari selatan. Angin dari barat membawa uap air ke Kalsel sehingga masih ada kemungkinan terjadi hujan secara tiba-tiba. Sementara anomali air laut juga masih positif dan masih dominan. “Hujan agak sulit diprediksi,”paparr Purwanto. Untuk wilayah yang sudah memasuki musim kemarau yaitu Banjarbaru, Banjarmasin, Hulu Sungai Tengah, Hulu Sungai Selatan, Tanahlaut dan Banjar. Namun, ada beberapa daerah yang memasuki musim kemarau pada akhir Mei seperti di sekitar Pegunungan Meratus. Daerah tersebut antara lain Kabupaten Balangan dan Tapin. Ada juga yang lambat memasuki musim kemarau seperti Kotabaru dan Tanahbumbu. Karena kondisi alam sehingga terbilang lambat. Sementara itu, untuk tinggi gelombang masih terbilang normal dan belum ada perubahan. Akan tetapi perlu diwaspadai karena bisa berubah tiba-tiba. (aa)

Petugas Trantib Turunkan Spanduk BANJARBARU - Sehubung dengan penilaian Adipura, Kantor Camat Banjarbaru Selatan melakukan penertiban reklame. Soalnya masih ada beberapa reklame yang letaknya tidak sesuai aturan. Ini seperti yang dilakukan sejumlah aparat kantor camat yang dipimpin Kepala Seksi Ketentraman dan Ketertiban (Trantib), Juhrawi, Kamis (1/5) siang. Mereka menyisiri Jalan Trikora hingga Jalan Mistar Cokrokusumo. Di sini banyak reklame dan spanduk yang melanggar aturan. Juhrawi dan tiga petugas lainnya pun menurunkan spanduk-spanduk itu. Petugas kemudian bergerak ke arah pusat Kota Banjarbaru hingga Jalan A Yani. Sejumlah spanduk diikat di pohon dan ditempatkan di daerah terlarang. Para bawahan Camat Banjarbaru Selatan Agus Sukmawan itu pun kembali menurunkannya. Beberapa spanduk yang sudah lewat masa izinnya juga dicopot. Juhrawi mengatakan akan terus melakukan penertiban agar kota menjadi rapi. Dia pun berharap agar spanduk dipasang sesuai izinnya, tidak dipasang di pohon, tiang listrik, fasilitas umum, tempat pendidikan dan sarana ibadah. Rida, yang melihat aksi penertiban itu, mendukung tindakan aparat. “Kalau spandukspanduk itu dibiarkan merusak pemandangan kota. Jadi bagus saja ditertibkan,” ujarnya saat berada di Jalan A Yani km 33 Banjarbaru. (aa)

BANJARMASIN POST GROUP/APUNK

HARI BUR UH - Sejumlah warga mengisi hari libur memperingati Hari Buruh berkunjung ke Taman Van Der Pijl Banjarbaru, Kamis (1/5). Di taman ini ada sejumlah satwa BURUH seperti monyet.

MEREKA RUGIKAN NEGARA RATUSAN JUTA ■ Tiga Pejabat Pemko Jadi Tersangka BANJARBARU - Tiga pejabat Pemerintah Kota (Pemko) Banjarbaru terbelit kasus hukum. Bahkan, mereka kini menjadi tersangka. Mereka terlibat dalam kasus dugaan penyelewengan dana anggaran pembangunan tambahan ruangan Puskesmas Cempaka Banjarbaru tahun 2012. Ruang yang dibangun yakni ruang perawatan ibu dan anak. “Hasil penyelidikan awal yang kami lakukan, sudah ada 3 tersangka. Ketiganya merupakan pejabat Pemko Banjarbaru,” sebut Kepala Kejaksaan Negeri Banjarbaru, Ferizal, Selasa (29/4). Ketiga tersangka berinisial NS, RT, dan RMR. Informasi diperoleh, RT adalah mantan kabid aset DPPKA, sedangkan NS mantan kadiskes. Hasil penyelidikan awal, ketiga nama itulah yang muncul terkait kasus penyalahgunakan anggaran pembangunan Puskesmas Cempaka tahun anggaran 2012. Akibat penyimpangan yang terjadi, kerugian negara yang timbul sebesar Rp 263.031.507. “Sumber dana proyek itu dari DAK (dana alokasi khusus) tahun 2012. Total nilai anggarannya sebesar Rp 793.230.000,” beber Ferizal. Dikatakannya, pada tahap pemeriksaan awal tercatat sebanyak 22 orang yang dimintai keterangan. “Dari situ muncul ketiga nama tersebut yang kemudian jadi tersangka,”

tandas Ferizal. Fakta di lapangan, pengadaan ruang perawatan ibu dan anak itu hingga sekarang tidak terlaksana. Terlebih lagi, lahan yang digunakan ternyata bukan aset atau hibah Pemerintah Kota Banjarbaru, tapi milik warga.

rantasan tidak pidana korupsi jo pasal 55 ayat 1 ke 1 KUHP. Pantauan koran ini, fisik bangunan proyek memang sudah mulai rusak, bahkan bisa dibilang cukup parah. Bangunan batu bata sudah runtuh semua dan cuma menyisakan

fondasi. Tanaman pun sudah tumbuh dimana-mana. Batu bata berhamburan di lokasi tersebut. Juga tidak terlihat adanya tanda-tanda pekerjaan akan dilanjutkan. Kepala Bidang Aset, DPPKA

Banjarbaru, Rahmat Taufik, ketika dikonfirmasi membenarkan lahan proyek penambahan ruangpuskesmas tersebut bukan aset daerah. “Itu statusnya cuma pinjam pakai. Tapi saat ini proyek pembangunan sudah dihentikan.” (aa)

Saat ini akan kembali dilakukan penyidikan. Tidak menutup kemungkinan ada tambahan tersangka lagi

FERIZAL Kajari Banjarbaru

“Bukti awal penyalahgunaan anggaran sudah dalam penyilidikan. Sebanyak 22 orang orang dimintai keterangan. Saat ini akan kembali dilakukan penyidikan. Tidak menutup kemungkinan ada tambahan tersangka lagi,” tandas Ferizal. Hal itu dinyatakannya sudah termasuk penyimpangan dalam penganggaran. Pasalnya, proyek tersebut dibanguan di atas lahan (aset) yang bukan milik pemko. Dampaknya, proyek tersebut mangkrak dan kini sudah mulai mengalami kerusakan. Para tersangka bakal dijerat pasal 2 (1) jo pasal 3 UU no 31/ 99 tentang pemberantasan tindak pidana korupsi sebagaimana telah diubah dengan UU no 20/2001 tentang perubahan atas UU 31/99 tentang pembe-

Tak Pegang Uang PENETAPAN status tersangka yang dilakukan penyidik Kejari Banjarbaru membuat RMR terkejut. “Kok bisa? Bagaimana bisa saya dijadikan tersangka? Dari mana asalnya? Apa penyebabnya? Saya ini tidak tahu apa-apa,” ucapnya. Di menegaskan sama sekali tidak memegang uang proyek tersebut. Itu sebabnya ia sangat heran dan tak habis pikir jika kemudian justru dijadikan tersangka. Dia pun mengatakan sampai saat ini belum mengetahui hal itu. Itu lah kondisi yang terjadi pada RMR saat mengetahui dirinya dijadikan tersangka. (aa)

0205/M2


JUMAT 2 MEI 2014

Martapura Watch

3

Metro Banjar

Maksimal Dukung Haul Guru Sekumpul DILIHAT dari nama yang digunakan, yakni BPK Hero, maka sesuai saja dengan jiwa yang dimiliki para personelnya. Keinginan lainnya, diharapkan para remaja di kawasan Jalan Pendidikan itu menjadi penolong bagi warga sekitar maupun kawasan lainnya yang tertimpa musibah kebakaran mau pun bencana alam lainnya. Terbentuknya BPK ini tidak lain karena dorongan dari rekan rekan BPK Kula Warga. Karena sebagian sebelumnya anggota BPK ini adalah bagian dari BPK Kula Warga yang di kawasan Kelurahan Jawa, Martapura Kota. “Melihat di Kampung sendiri, di Gang Penghulu masih belum ada BPK, maka dibentuklah BPK Hero,” ujar, Ketua BPK Hero, Amat. BPK Hero, ujar dia, selain tugas utama menolong kebakaran, juga aktif di kegiatan sosial lainnya yang di kampung. Termasuk gelaran haul Guru Sekumpul yang juga masuk di kawasan BPK ini. “Banyak anggota kami juga dipersiapkan penuh, untuk haul sekumpul, juga, termasuk mulai bantu untuk pengaturan di jalan (alur),” papar dia. Hanya, lanjut dia, BPK ini masih bisa untuk membantu mnsuplai air, mngingat tidak ada mobil tangki. “Harapannya BPK ini nantinya ada unit tangki, yang dipakai untuk kegiatan sosial. Termasuk suplai air bila ada haul, menyiram pelataran berdebu, dan kegiatan lainnya yang memerlukan air banyak untuk warga,” ungkap dia. BPK ini, juga ingin terus menjaga kekompakan buktinya dengan seringnya nongkrong malam hari guna siaga di markas. “Mudah mudahan dengan tetap kompak, BPK ini bisa terus eksis, sampai kapanpun sesuai dengan namannya hero yang berarti mempunyai jiwa penolong,” sebutnya. (lis)

BANJARMASIN POST GROUP/APUNK

SEJUMLAH bocah bermain bola disalah satu blok Pasar Gambut, Kabupaten Banjar, Kamis (1/5). Tidak ada aktivitas jual beli di pasar yang baru dibangun ini sehingga kondisinya hampir senasib dengan Pusat Perbelanjaan Sekumpul (PPS) Martapura.

MENARA DI RAHAYU TERANCAM DIBONGKAR ■ Harus Gunakan BTS Bersama

Profil Nama Markas Anggota Berdiri Prestasi

: BPK Hero Fire Fighter : Jalan Pendidikan, Gang Penghulu RT 5 RW 2 Kelurahan Sekumpul : 21 orang : 30 januari 2012 : ◗ 2013 Juara 2 Alkun di Lomba Ketangkasan di Gedung Juang Kabupater Banjar ◗ Juara 3 Lomba Ketangkasan di Gedung Juang oleh BPBD pada 2014

MARTAPURA - Base Tranceiver Station (BTS) Rahayu masih berdiri kokoh di atas rumah toko (ruko) di pertigaan jalan masuk Rahayu, Kabupaten Banjar. BTS ini terancam menjadi besi tua jika tak dibongkar. Sejak 6 Januari 2014, BTS ini disegel Satpol PP Banjar lantaran pemiliknya tidak mengantongi izin. Satpol PP juga menyegel BTS di Kecamatan Kertak Hanyar dan Jalan A Yani Kilometer 39 Martapura karena tak berizin. Kepala Satpol PP Banjar Ahmadi melalui Kabid Binwas Anto Setiawan menyayangkan pemilik BTS menyepelekan peraturan. “Tahun ini tahun peninda-

kan. Tiga BTS yang tak memiliki izin kam segel,” ujar Anto. Hingga saat ini baru perusahaan pemilik BTS di Rahayu yang datang. Manajemen perusahaan tersebut berasumsi berdasarkan Peraturan Bersama Menteri Dalam Negeri, Menteri Pekerjaan Umum, Menteri Komunikasi dan Informatika serta Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal tentang Pedoman Pembangunan dan Penggunaan Bersama Menara Telekomunikasi, pihaknya tidak perlu mengajukan izin ke pemerintah daerah. Namun alasan tersebut tidak bisa diterima Pemkab Banjar karena sekarang zamannya otonomi. Pemkab Banjar mem-

punyai perda tentang zona pendirian menara BTS. “Tetap saja kami minta mereka mengajukan izin. Kalau tidak, kami tetap akan segel BTS tersebut. Kami masih menunggu mereka mengurus izin di Badan Penanaman Modal dan Perizinan Terpadu,” terang Anto. Dia berharap perusahaan telekomunikasi tidak asal bangun menara karena Pemkab Banjar memiliki zonanisasi pendiriannya. Ketika berada dil luar zona, tentu mereka tidak bisa mendapatkan izinnya dan harus dibongkar. Kemudian, struktur bangunan serta lokasi bangunan tersebut juga menjadi perhatian. “Kalau melihat lokasinya agak rentan sekali karena berada persis di pertigaan. Kemudian, struktur kekuatan bangunan juga masih tanda tanya layak atau tidak untuk dibangun BTS di sana,” ungkapnya. Kabid Kominfo Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informasi (Dishubkominfo) Banjar Heru Pitaya mengatakan hingga kini tak ada satupun pemilik BTS tersebut yang mengurus izin.

BANJARMASIN POST GROUP/HARI WIDODO

BASE Transceiver Station (BTS) di Jalan Rahayu yang terancam dibongkar Satpol PP Kabupaten Banjar.

Khusus BTS di pertigaan Rahayu, pihaknya sulit memberi izin. Ini karena strutur bangunan serta ketinggian menara. Selain itu karena didekatnya sudah ada BTS lain.

“Perusahaan harus menggunakan menara bersama. Saya kira, harus dibongkar karena tidak sesuai dengan tataruang menara BTS,” tegas Heru. (wid)

0205/M3


4

Viva Barito

Metro Banjar

TERINGAT GOL TERAKHIR

Barito Mantap Mainnya

OPTIMISME tinggi sedang dirasakan pemain Barito Putera, Amirul Mukminin untuk melakoni laga lanjutan Grup I (Wilayah Barat) Indonesia Super League (ISL) 2014 melawan Sriwijaya FC, Minggu (4/5). Selain tren positif Barito yang menang empat kali berturut-turut, tim lawan yang merupakan bekas klub yang dibelanya selama tiga musim itu sedang labil setelah dhajar Persik Kediri 5-1 di laga terakhirnya. Laga ini, bagi Amir

MANT AP barito putra maen nya,trm ksih bang salahudin,mg MANTAP smngat truz tuk barito putra,by husin mtp, +6289687288007

Playmaker Setara Konate SELAMA T buat Tim barito putra ats k menangan dgn persijab SELAMAT Dan saran buat mnjemn B-P Utk putrn K 2. Sarn sy Klo bs cri playmaker Stara makan konete/gstvo lpes. Kwlats tdk d rgukn lg. tp knp mekan nasirop D pggil lg padhl dri segi pisik Krg bgus Dan tdk linch otmtis Mush sdh ta. Atau dgn kontrk murah meriah..kh. jd tlog pelatih dan manajmen BP hrus Jeli dan Hrus wspd. Tim Lain Ber benah dri..jg semgat utk Tim BP. +6285248543111

Kemenangan Berlanjut SELAMA T dan sukses buat tim Barito Putera yang telah SELAMAT melibas Persijap Jepara dengan skor telak 4-1. Semoga kemenangan ini akan berlanjut pada laga-laga ISL selanjutnya, sehingga dapat mengembalikan kejayaan Barito Putera sebagaimana laga ISL tahun 2013 y.t.l bahkan diharapkan lebih bagus lagi posisi peringkat tahun 2014 ini. By Abd Kadir J Anjir Muara Kab BATOLA +6285249495727

Performa Amir di ISL AMIRUL MUKMININ

YEEE brto menang lge sneng x ,gto d0nk truz smangt mencpae cta2 bgsa oke,by ayudia nack anjir texaz sang dewi pencri cnta sejati Yg slalu setia dn tk ingen dskte. +6289636668509

Musim 2014 BPOST GROUP/APUNK

Buat Kami Bangga MUDAHAN ini tanda barito bisa meraih 3 poin terus. amiiin ya allah ya robbal a’lamin. buat kami kembali bangga mendukung kalian. biar yg lain gak yakin kalian bisa. masih bxak yg yakin kalian bisssa. Go Go Go barito putra. by sufian d benua anyar astambul +6289 711767 66 +62897 6766

Bagi Anda pencita Barito Putera, kirimkan saran untuk kemajuan tim kesayangan kita melalui SMS ke 081953669907 STATISTIKA BOLA NASIONAL Jadwal Laga, Jumat (2/5) PSM Makassar vs Persebaya Persiba Bantul vs Persipura

KLASEMEN SEMENTARA GRUP BARAT 8 9 8 9 10 9 9 10 8 9 9

7 6 5 5 4 4 3 2 1 2 1

0 1 2 1 3 1 2 2 4 1 1

1 2 1 3 3 4 4 6 3 6 7

16-4 17-8 12-6 11-9 10-10 13-12 7-12 11-20 9-13 7-12 9-20

Top Skor 8 Gol 6 Gol

5 Gol

Kenmogne Emmanuel (Persebaya) Spasojevic Ilija (Putra Samarinda) Esteban Vizcara (Semen Padang) James Koko Lomell (Barito Putera) Cristian Gonzales (Arema Indonesia) Coulibaly Djibril (Persib Bandung) Alberto Goncalves (Arema Indonesia) Greg Nwokolo (Persebaya)

21 19 17 16 15 13 11 8 7 7 4

Musim 2012/2013 ◗ Tampil 2.488 menit ◗ 26 kali starter ◗ 3 kali cadangan ◗ 2 kali cetak gol

Senangnya Barito Menang

1. Arema Indonesia 2. Persib Bandung 3. Persija Jakarta 4. Semen Padang 5. Pelita Bandung Raya 6. Barito Putera 7. Sriwijaya FC 8. Persik Kediri 9. Gresik United 10. Persita Tangerang 11. Persijap Jepara

JUMAT 2 MEI 2014

◗ Tampil 609 menit ◗ 5 kali starter ◗ 3 kali cadangan ◗ Belum cetak gol

sangat spesial, karena akan tampil di kampung halamannya, Palembang, Sumatera Selatan. Bukan hanya itu, dalam laga nanti, Amir kemungkinan akan bersua dengan sahabatnya, Septa Riyanto yang musim lalu masih berseragam Barito. Kedua pemain ini mengadu nasib bersama ke Barito pada musim 2010/ 2011. Hingga akhirnya, memasuki musim 2014, Septa tak dipertahankan di Barito. Menariknya, pada laga terakhir kedua sahabat ini melawan di ISL bersama Barito adalah melawan Sriwijaya FC. Dan, keduanya ikut menyumbangkan gol kemenangan 6-1 atas Laskar Wong Kito, 18 September 2013. Meski begitu, Amir akan melakoni laga tersebut seperti melawan klub lainnya. “Saya akan menjalaninya secara normal saja seperti ketika melawan tim-tim lainnya. Yang terpenting harus meraih hasil terbaik,” ujar Amir, Kamis (1/5) siang. Sebelumnya, Septa Riyanto mengaku tidak sabar untuk berjumpa Barito. Keinginannya segera

bertemu mantan timnya itu sudah disampaikannya sebelum laga antara Barito Putera kontra Sriwijaya FC yang semula dijadwalkan terlaksana Minggu (13/4) digeser ke Minggu (4/5). Sebagai calon lawannya, Barito akan dianggap seperti tim-tim lainnya. Dan, pemain yang tiga musim membela Barito SEPT A RIY ANT O SEPTA RIYANT ANTO itu enjoy menghadapi mantan timnya. “Enjoy aja tapi saya siap untuk laga nanti,” katanya saat itu. Sayangnya, sejak direkrut Sriwijaya FC, Februari 2014 lalu, Septa belum pernah diturunkan. Bahkan, masuk daftar line up pun belum pernah. (ran) NET

Bek SFC Waspadai Rekor Barito REKOR Barito Putera yang melesakkan 12 laga ke gawang Sriwijaya FC dalam tiga pertemuan terakhir, mendapat perhatian khusus Laskar Wong Kito. Menghadapi Barito di laga lanjutan Indonesia Super League (ISL) 2014, Minggu (4/5), bek Sriwijaya FC, Abdoulaye Yossouf Maiga selalu waspada dan tidak ingin lengah. Apalagi, dia sempat merasakan kekalahan telak 1-4 dari Barito di Inter Island 2014. “Ini laga penutup, sangat penting konsentrasi dan tidak boleh kecolongan. Satu gol kebobolan pengaruh dan untuk itu kami fokus. Saya selama tidak ikut bertanding kemarin, saya tetap jogging, agar tetap fit, dan jika pelatih menginginkan aku turun, maka dalam kondisi siap,” kata Maiga, Selasa (29/4) dikutip Sriwijaya Post. Usai mengalami kekalahan

malam, dan kini menjalani latihan, persiapan menghadapi Barito,” ujar Subangkit. Sementara, Barito sendiri bakal berangkat menuju Palembang, Sumatera Selatan, Senin (2/5). Dalam laga kali ini, poin minimal satu ditargetkan Laskar Antasari. (spc/tnc) NET

ABDOULA YE MAIG A ABDOULAYE MAIGA

1-4 dari Persik Kediri, Sabtu (26/4), Pelatih Subangkit fokus memulihkan kondisi fisik dan menggelar persiapan. “Seluruh pemain sudah harus tiba di Palembang sejak Senin (28/4)

Rekor Barito vs Sriwijaya FC 18/01/14 Sriwijaya FC 1-4 Barito (IIC) 18/09/13 Barito 6-1 Sriwijaya FC(ISL) 11/01/13 Sriwijaya FC 3-2 Barito (ISL)

Tanpa Cika LAGA penutup Barito Putera di putaran pertama Indonesia Super League (ISL) 2014 melawan Sriwijaya FC dipastikan tanpa Fathul Rahman. Pemain yang akrab disapa Cika itu izin menikah, Minggu (4/5) bersamaan dengan laga berlangsung. “Fathul sudah meminta izin, dan karena dia melangsungkan pernikahan maka tidak bisa memperkuat tim saat berlaga melawan FA THUL RAHMAN FATHUL Sriwijaya FC nanti,” ujar pelatih kepala Barito Putera, Salahudin. Sebenarnya, Cika jauh-jauh hari memilih waktu pernikahan pada masa jeda kompetisi. Namun, ternyata ada perubahan jadwal, putaran pertama berakhir 30 April berubah menjadi 4 Mei 2014. Posisi Cika bakal digantikan Supriyadi di laga nanti. Barito sendiri bertolak ke Palembang, Sumatera Selatan, Jumat (2/5) pagi dengan memboyong 18 pemain. (ran) DOK

0205/M4


JUMAT

Pro Consumer

2 MEI 2014

5

Metro Banjar

DEMAM CINCAU CAMPUR CAPPUCINO FOTO-FOTO/NET

Memulai Usaha ES cappucini cincau adalah minuman hasil kreasi yang baru dengan perpaduan antara kopi cappuccino dengan cincau hitam. Nah, ternyata perpaduan baru ini mempunyai citra rasa tersendiri yang disukai oleh para penggemar cincau dan penggemar cappuccino. Es Cincaupucino membuat ‘kerasnya’ kopi cappucino seakan hilang di telan lembutnya cincau. Saat ini, di berbagai kota besar usaha es cincau cappucino bermunculan. Pada umumnya, menggunakan gerobak atau etalase dan menggunakan sistem waralaba. Dengan harga dan tampilan rasanya yang berbeda-beda, es cincaupucino sudah mulai banyak di jual di kafe dan kedai-kedai kopi. Berikut beberapa tips untuk membuka usaha es cincau cappucino: ■ Tempat Carilah tempat yang ramai, seperi pasar, terminal, sekolahan, mal, mini market atau perempatan jalan. ■ Harga Adapun mengenai harga jualnya tentu saja disesuaikan dengan tempat dimana es dijual di perempatan jalan dengan di kafe atau mal tentu saja berbeda. ■ Desain Buatlah desain gerobak dan etalase secantik mungkin. Misalnya dibuat banner dengan menampilkan es cappucino yang dibuat menarik agar menimbulkan rasa penasaran calon pembeli. Gerobak dan etalase yang dibuat ini harus mencerminkan jualan Anda dan waralaba yang Anda pakai. Karena nama besar waralaba biasanya juga menjadi jaminan bagi calon pembeli. Hiasi tulisan pada banner tersebut dengan tulisan yang atraktif namun tetap bisa dibaca sehingga terlihat menarik dan orang akan membeli. Selain itu, tambahkan juga merek dan slogan yang singkat dan mudah untuk diingat sehingga selalu diingat oleh orang yang pernah membeli. (er/net)

SEJAK 2013 hingga memasuki 2014 cappucino cincau menjadi fenomena menarik di Indonesia. Banyak orang yang bisa dikatakan tergila-gila dengan minuman ini. Mereka rela antre untuk mendapatkan kesegaran cappucino cincau di gerai-gerai yang kini banyak bermunculan di Indonesia. Sesuai dengan namanya, minuman ini merupakan perpaduan antara cappucino dan cincau. Minuman dingin ini disukai oleh kebanyakan remaja dan orang. Kandungan kafein ringan di cappucino dan manfaat yang terkandung di cincau hitam memberikan efek menyegarkan sekaligus menyehatkan. Cappucino berasal dari Itali dan menjadi minuman yang digemari di Eropa. Setelah menyebar ke berbagai negara termasuk Indonesia, cappucino termasuk minuman yang digemari banyak orang. Cappucino sendiri merupakan gabungan antara espresso dan susu. Cappucino menyebar melalui waralaba-waralaba kopi ke berbagai negara. Untuk konsumsi di mall, cappucino dipatok dengan harga yang cukup mahal.Bagi para penyuka kopi yang ingin membuat sendiri kopi cappucino, kini bisa dilakukan dengan mudah. Kopi

cappucino siap minum bisa dibeli dalam sachet dengan harga yang murah berkisar Rp 1.000. Sedangkan cincau berasal dari kata sienchau (Hanzi: pinyin: xiancao) yang berasal dari dialek Hokkian. Cincau sendiri terdiri dari empat jenis yakni cincau hijau, cincau hitam, cincau minyak dan cincau perdu. Ternyata banyak manfaat yang bisa diambil dari cincau ini. Cincau dipercaya sejak lama sebagai makanan yang baik untuk pencernaan. Ternyata lebih dari itu, berdasarkan penelitian, cincau mengandung banyak manfaat bagi kesehatan tubuh. Ekstrak cincau hitam mengandung antioksidan yang tinggi. Selain itu, cincau hitam juga baik digunakan saat diet. Cincau memberi efek mengenyangkan tanpa akibat kegemukan. Bagi para penderita darah tinggi pun disarankan untuk mengkonsumsi cincau hitam karena dapat membantu menurunkan tekanan darah. Menurut penelitian, cincau mampu mengendalikan berbagai penyakit kardiovaskular, penyakit diabetes melitus, jantung, dan stroke. Berbeda dengan es bubble yang muncul pertama kali di mall, cappucino cincau langsung

menyasar masyarakat menengah ke bawah. Harganya cukup terjangkau berkisar antara Rp 5.000-Rp 10.000. Berpadu dengan rasa dan kesegaran yang pas, membuat cappucino cincau cepat mendapat tempat di hati masyarakat Indonesia. Para penjual es bubble biasanya juga menyertakan rasa cappucino dalam menunya. Bedanya, cappucino cincau tidak diberi tambahan cincau, melainkan bubble alias mutiara hitam. Rasa, kekentalan dan pemakaian gula juga berbeda. Untuk cappucino cincau biasa digunakan gula pasir, sedangkan es bubble menggunakan gula cair. Cappucino cincau dibuat lebih encer, banyak air, sedikit es dengan banyak tambahan cincau. Sedangkan es bubble lebih kental karena banyak es dan ditambah air sedikit. Membuat cappucino cincau bisa dilakukan dengan mudah. Yang diperlukan hanyalah bubuk cappucino, cincau hitam, gula pasir, susu kental manis putih dan coklat. Setelah semua siap, masukkan air secukupnya dan es batu dalam gelas plastik ukuran besar ke dalam blender. Masukkan bubuk cappucino dan gula pasir lantas diblender hingga halus. Siapkan cincau di dalam gelas dan tambahkan susu kental manis putih dan cokelat.

Masukkan cappucino yang sudah diblender dan siap dinikmati. Usaha waralaba minuman es cappucino cincau sendiri sekarang sudah menjamur hampir di seluruh Indonesia termasuk di Kalsel. Rasanya pun beranema ragam. Bahkan ada yang memiliki sajian 11 rasa termasuk ada rasa cappucino dan penambahan bubble serta serutan cincau dengan kenikmatan yang pas, dengan racikan bubuk yang sudah terbukti menciptakan rasa yang lezat & nikmat. Waralaba minuman cappucino cincau merupakan sebuah sistem dengan format bisnis. Dalam menjalankan atau bergabung dalam usaha ini, modalya tidak lah terlalu besar. Karena biasanya minuman ini dijual cukup menggunakan gerobak yang desainnya disesuaikan dengan waralaba. Mengingat banyaknya warabala serupa, tidak salahnya Anda menawarkan produk Anda melalui promosi. Banyak cara yang dilakukan, mulai paling sederhana seperti membagikan selebaran dalam bentuk fotokopi, lewat media sosial hingga iklan di media. Tujuannya, selain agar usaha Anda akan lebih dikenal, sekaligus bisa membedakan dengan usaha-usaha sejenis yang ditawarkan waralaba lain. (er/tribunnews/net)

0205/M5


6

Public Services

Metro Banjar

JUMAT

HELMI INGIN CETAK BARU

2 MEI 2014

TELEPON PENTING Banjarmasin 4772520

PLN Kalselteng

4772633 4772261

Syarat Pengambilan e-KTP

4772564

Perorangan: ❘◗ Kartu keluarga ❘◗ Serahkan KTP lama

3359050

PLN Cabang Banjarmasin PDAM Bandarmasih Banjarmasin

3253617

Kolektif: ❘◗ Harus ada tanda tangan ketua RT dan lurah setempat untuk warga yang minta diambilkan e-KTPnya ❘◗ Warga juga menandatangani surat kesepakatan menitipkan KTP lama ke Ketua RT untuk pengambilan e-KTP baru. ❘◗ Setelah e-KTP secara kolektif diambil, baru kemudian dibagikan ke masing-masing warga.

Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Banjarmasin

4367171

Dinas Kesehatan Kalsel

3355661

Dinas Kesehatan Banjarmasin

304863

3360010 4364646

Sumber: UPT Dispencapil Kecamatan Banjarmasin Selatan

Tak Dikenakan Biaya

BANRMASINPOSTGROUP/EDI NUGROHO

Farid Muzakir

304803 Dinas Pendidikan Kalsel 363885 363885 53913 Posko BPBD

4721113

BPK Buser Induk

7714690

BPK Kompas

6216684

Banjar BANJARMASINPOSTGROUP/EDI NUGROHO

PETUGAS unit pelaksana teknis daerah (UPTD) Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil di Kecamatan Banjarmasin Selatan melayani warga yang mengambil e-KTP.

■ Ribuan E-KTP Belum Diambil RAUT muka Helmi (55), guru bimbingan konseling (BK), SMPN 11 Banjarmasin, kelihatan tak puas. Sebelumnya, Helmi mencetak e-KTP di Kecamatan Banjarmasin Barat. Kemudian, dirinya pindah alamat ke kawasan Kecamatan Banjarmasin Selatan. “Kita ingin cetak e-KTP lagi. Tapi belum bisa karena kabarnya mesin cetak e-KTP belum ada,” ucap Helmi, Kamis (1/5). Menurut Helmi, kabarnya untuk mencetak e-KTP itu kena pungutan Rp 70 ribu. Tapi itu masih desas-desus yang beredar di masyarakat. Tapi apa boleh buat, kalau memang harus mengeluarkan uang untuk mencetak e-KTP lagi, ya... nggak masalah. E-KTP dengan alamat baru, lanjut dia, sangat diperlukan saat bepergian atau ada razia apa pun. Yang ditanya petugas atau aparat pertama kali, biasanya e-KTP. Yang dipegang saat ini adalah e-KTP Banjarmasin Barat. “Sementara saya sendiri sekarang tinggal di Kecamatan Banjarmasin Selatan,” jelas Helmi. Farid Muzakir, Kepala UPTD Dispencapil Kecamatan Banjarmasin

Pemkab Banjar

6292009

Dinas Kesehatan Banjar

721203 722387

BPK Melati (Martapura)

087815950460 6109070

PDAM Intan Banjar BANJARMASINPOSTGROUP/EDI

UNTUK mengambil e-KTP UPTD Dispencapil Kecamatan Banjarmasin cukup mudah. Cukup membawa kartu keluarga (KK) dan KTP lama. Nah, dengan dua syarat itu, e-KTP sudah bisa dibawa pulang. “Tak ada biaya alias gratis,” ucap Farid Muzakir, Kepala UPTD Dispencapil Kecamatan Banjarmasin Selatan. Nah, untuk pengambilan kolektif, maka harus ada tanda tangan ketua RT, masing-masing warga yang minta diambilkan e-KTPnya dan diketahui lurah. Warga menandatangani surat kesepakatan menitipkan KTP lama ke Ketua RT untuk pengambilan e-KTP baru. “Setelah e-KTP secara kolektif diambil, baru kemudian dibagikan ke masing-masing warga,” ucap Farid. Diakui dia, ribuan e-KTP yang masih menumpuk di UPT Kecamatan adalah sebanyak 30 persen itu milik pelajar. Waktu perekaman, dilakukan di sekolah dengan sistem jemput bola oleh petugas Dispencapil. “Sebagian siswa mengira e-KTP, akan dibagikan ke sekolah. Padahal tidak, e-KTP itu harus diambil ke UPT Kecamatan masing-masing,” tukas Farid. (ogi)

365177

“E-KTP saya beralamat di Kecamatan Banjarmasin Barat. Saya sekarang tinggal di kawasan Kecamatan Banjarmasin Selatan,” HELMI Guru BK SMPN 11 Banjarmasin

Selatan, menyatakan pencetakan eKTP di daerah saat ini masih terkendala mesin dan blangko. Kemungkinan, pencetakan e-KTP di daerah menunggu Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) perubahan dan UU kependudukan

yang baru. Untuk kasus e-KTP Helmi, guru BK SMPN 11 Banjarmasin, menurut dia, e-KTP lamanya akan ditarik setelah eKTP di Banjarmasin Selatan jadi. Tapi e-KTP yang lama masih bisa dipakai, karena e-KTP baru masih dalam proses. “Selain itu diperkuat ada surat keterangan dari Kantor Dispencapil eKTP baru masih dalam proses. Untuk biaya pencetakan e-KTP yang kedua, saya belum tahu,” ucap Farid. Sejak 2012 lalu, e-KTP yang datang ke Banjarmasin Selatan sebanyak 96.905 keping. Untuk yang terbaru yang baru datang sebanyak 70 keping. Hingga saat ini, e-KTP yang belum diambil pemiliknya sebanyak 4.332 keping. Farid mengaku sudah mengirim surat ke RT dan kelurahan untuk segera mengambil e-KTP di UPTD Dispencapil Kecamatan Banjarmasin Selatan. Namun, sebagian masyarakat belum juga datang ke kantor kecamatan. “Mungkin mereka sibuk dan masih punya surat keterangan sementara pengganti e-KTP yang masih bisa digunakan,” kata dia. (ogi)

4772061 4782004

Banjarbaru Dinas Kesehatan Banjarbaru

781588 781588

Polres Banjarbaru

2772266

RSUD Banjarbaru

4772380

Polsek Banjarbaru Kota

4772533

Polsek Banjarbaru Timur

7571543

Polsek Banjarbaru Barat

4705210

Koramil Banjarbaru

4772437

RS Syamsudin Noor

4705118

Barito Kuala PDAM Barito Kuala

Penerbit SIUPP Direktur Utama Pemimpin Umum

4799013

: PT Cahaya Media Aditama : No.1646/SK/Menpen/SIUPP/1999 Tanggal 10 September 1999 : Herman Darmo : HG (P) Rusdi Effendi AR

Banjarmasin Post Group Pemimpin Redaksi: Yusran Pare Wakil: Harry Prihanto Redaktur Pelaksana: Dwie Sudarlan Manajer Peliputan: Elpianur Achmad Asisten Manajer Peliputan: R Hari Tri Widodo Manajer Produksi: M Taufik Redaktur Eksekutif : Muhammad Yamani (Banjarmasin Post/

Online), Mulyadi Danu Saputra (Metro Banjar), Irhamsyah Safari (Serambi Ummah) Manajer Redaksi: Irhamsyah Safari Wakil: Agus Rumpoko

Nomor pengirim sms sebagian dicantumkan secara utuh demi akuntabilitas dan transparansi.

PIPA BOCOR BERBULAN-BULAN 08125026261

Drainase Sultan Adam Tak Berfungsi KEPADA Yth kepala Dinas Drainase Kota Banjarmasin. Rasanya menurut saya, sia-sia memperbaiki jalan Sultan Adam (dekat UT dan pencucian mobil), kalau drainase ditutupi, sehingga air hujan tetap meluber kej alanan. Jadi bereskan dulu, halaman-halaman yang menutup drainase. Tolong fungsikan drainase dengan baik. Terima kasih. 081349612225

TANGGAPAN: KAMImengucapkan terima kasih atas informasi drainase di Jalan Sultam Adam, dekat UT tidak berfungsi dengan baik. Informasi ini sangat penting bagi dinas drainase dan sumber daya air. Masukan masyarakat tersebut akan bahan kami untuk melakukan pendataan dan penganggaran pada tahun berikutnya. Ir Khuzaimi MAP Kabid Drainase Dinas Drainase dan Sumber Daya Air Kota Banjarmasin

Widianjono, Kamardi, Mahmud M Siregar, Aya Sugianto, Sofyar Redhani, Siti Hamsiah

HALO BANJARBARU

HALO BANJARMASIN

YTH Manajemen PDAM. Cuma memberitahukan saja bahwa pipa PDAM sudah berbulan-bulan bocor di kompleks perumahan Graha Mahatama Blok 2 RT 24. Airnya mengucur deras, sungguh sangat disayangkan. Sudah dilaporkan ke developor, tetapi pihak developor mengatakan bukan tanggung jawab mereka. Sayang sekali, air PDAM terbuang cuma-cuma.

Redaktur: M Royan Naimi, Sigit Rahmawan A, Syamsuddin, Alpri

Lewat Harus Ekstra Hati-hati YTH kepala Dinas Bina Marga. Tolong pang diaspalkan lagi jalan di Kompleks 10, depan Puskesmas Kelayan Timur sudah penuh lubang. Kami yang melewati atau basalisihan kendaraan/ mobil harus ekstra hati-hati agar tidak terjadi kecelakaan. 08 78 167 17790 0878 781 671

TANGGAPAN: Kamiucapkan terima kasih atas informasi bahwa jalan di Kompleks 10 depan Puskesmas Kelayan Timur penuh lubang. Untuk jalan tersebut perlu diketahui sudah masuk program perawatan jalan oleh Dinas Bina Marga Banjarmasin untuk tahun anggaran 2014. Diperkirakan pada Juni atau Juli 2014, pergerjaaan perawatan jalan sudah dilakukan. Kita harapkan warga dan pengguna jalan setempat untuk bersabar. Kita mohon maaf atas ketidaknyaman para pengguna jalan saat ini.

Hanya Cair Sebagian PA Walikota Banjarbaru, mengapa dana tunjangan sertifikasi guru dicairkan hanya sebagian. Itu tidak adil, karena guru sudah mengajar 24 jam, bahkan harus linear. Apa kekurangannya, tolong penjelasannya? 08525 1 88 1040 085251 881

Asisten: Sudarti, Halmien Thaha, Murhan, Anjar Wulandari,

Ernawati, Idda Royani, Mohammad Choiruman, Budi Arif RH. Staf Redaksi: Umi Sriwahyuni, Eka Dinayanti, Hanani, Burhani

Yunus, AM Ramadhani, Syaiful Anwar, Syaiful Akhyar, Khairil Rahim, Ibrahim Ashabirin, Sutransyah, Faturahman, Irfani Rahman, Jumadi, Edi Nugroho, Doni Usman, Mustain Khaitami (Kabiro), Hari Widodo, Ratino Taufik, M Risman Noor, Salmah, Rahmawandi, M Hasby Suhaily, Helriansyah, Didik Triomarsidi (Kabiro), Nia Kurniawan, Mukhtar Wahid, Rendy Nicko Ramandha, Restudia, Yayu Fathilal, Frans, Nurholis Huda, Aprianto. Fotografer: Kaspul Anwar, Donny Sophandi Tim Pracetak: Syuhada Rakhmani (Kepala), M Syahyuni,

Aminuddin Yunus, Syaiful Bahri, Edi Susanto, Sri Martini, Kiki Amelia, Rahmadi, Ibnu Zulkarnain, Achmad Sabirin, Rahmadhani, Ahmad Radian, M Trino Rizkiannoor, M Denny Irwan Saputra, Samsudi. Biro Jakarta: Febby Mahendra Putra (Kepala), Domuara Ambarita,

Murdjani, Antonius Bramantoro, Budi Prasetyo, Fikar W Eda, FX Ismanto, Johnson Simandjuntak, Rahmat Hidayat, Yulis Sulistyawan, Choirul Arifin, Hendra Gunawan, Sugiyarto Penasihat Hukum: DR Masdari Tasmin SH MH Pemimpin Perusahaan: A Wahyu Indriyanta General Manager Percetakan: A Wahyu Indriyanta

HALO POLISI

Asisten General Manajer Percetakan : Suharyanto Wakil PP (Bidang Humas-Promosi): M Fachmy Noor Manajer Iklan: Helda Annatasia (08115803012)

Macet Setiap Magrib YTH dinas yang bersangkutan, Simpang empat lampu merah Sungai Andai (Sultan Adam) macet terus setiap magrib. Nggak ada petugas yang menjaga untuk mengatur. Sempat terjadi kekacauan Lantas dan juga jalannya terlalu sempit, sehingga pengendara yang lain ikut berdesakan. Kami mohon ada petugas yang menjaga setiap hari di sana, supaya waktu macet di jalan bisa terkurangi. Terima kasih. 08 78 1545 11 36 0878 781 5451

Alamat: Gedung HJ Djok Mentaya Jl AS Musyaffa No 16

Banjarmasin 70111, Telp (0511) 3354370, Fax (0511) 4366123, 3353266, 3366303 Bagian Redaksi: Ext. 402, 405 Bagian Iklan: Ext. 113, 114 Bagian Sirkulasi: Ext. 116, 117 Pengaduan Langganan: 08115000117, (0511) 3352050 Biro Jakarta-Persda: Redaksi, Jl Pal Merah Selatan No 12

Lantai II Jakarta 10270, Telp (021) 5483008, 5480888 dan 5490666 Fax (021) 5495358 Perwakilan Surabaya: Jl Raya Jemursari 64 Surabaya,

Telp (031) 8471096, 8483428, Fax (031) 8471163 Biro Banjarbaru: Jl Mister Cokrokusumo Kav 15-17 Widya Chandra

Utama, Cempaka, Kota Banjarbaru Telp (0511) 4780355 Fax (0511) 4780356 Biro Palangka Raya: Jl RTA Milono Km 1,5 Palangkaraya

Telp (0536) 3242922 TARIF IKLAN: Display/Advertorial Hal 1: Hitam Putih (BW): Rp 22.500/mmk

Berwarna (FC): Rp 45.000/mmk

Gusti Ridwan Sofyani Kepala Dinas Bina Marga Kota Banjarmasin

Iklan Kuping: Berwarna (FC): Rp 50.000/mmk Display/Advertorial Hal Dalam: Hitam Putih (BW): Rp 11.250/mmk

Berwarna (FC): Rp 22.500/mmk

Camat dan Lurah Harus Proaktif

Iklan Sosial/keluarga: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/mmk

Berwarna (FC): Rp 15.000/mmk Iklan Baris: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/baris

Berwarna (FC): Rp 10.000/baris Iklan Satu Kolom: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/mmk

MENANGGAPI Metro Banjar edisi 29 april 2014, apa yang dikatakan kabid jalan Dinas Bina Marga Kodya Banjarmasin Bapa Rustam, kami baru tahu bahwa perbaikan jalan gang yang kurang 3 meter lebarnya itu ditangani oleh kacamatan dan kelurahan. Soalnya tidak ada sosialisasi terhadap masyarakat. Seharusnya pihak kecamatan dan kelurahan proaktif kepada masyarakat, seperti kami aktif bayar pajak. Pajak itu kan instrumen penting dalam pembangunan di segala bidang. Kapan lagi kami menikmati hasilnya. 08235034693 7 082350346937

Berwarna (FC): Rp 15.000/mmk Catatan: Harga belum termasuk PPN 10% Harga Langganan: Rp 55.000/bulan Percetakan: PT Grafika Wangi Kalimantan Alamat: Lianganggang Km 21 Landasan Ulin Selatan Banjarbaru

Telp (0511) 4705900-01. Isi di luar tanggungjawab percetakan

WARTAWAN ”BANJARMASIN POST GROUP” SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/ MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER ILUSTRASI/DOK


JUMAT

2 MEI 2014

Berburu di Tanah Abang BELANJA lebaran, menjadi aktivitas tahunan yang tidak terpisahkan bagi warga. Pusat-pusat belanja maupun grosir busana di DKI Jakarta sering mulai diserbu pembeli. Pusat grosir Tanah Abang, Jakarta menjadi incaranbagi warga Jakarta dan pendatang dari daerah lainnya termasuk dari luar Pulau Jawa. Lokasi perkulakan terbesar di Asia Tenggara ini selalu padat didatangi berbagai macam orang, apalagi menjelang lebaran. Diantara sejumlah toko, penjualan busana muslim paling banyak diminati pembeli. Kisaran harga yang ditawarkan bervariasi, mulai dari harga satuan Rp 30 ribu hingga Rp 125 ribu. Namun banyak pula yang hanya menjual dengan sistem grosiran. Seperti yang dilakukan Susi (30) pemilik toko Yen-Yen di Blok B Pusat Grosir Tanah Abang, Jakarta. “Di tempat saya tidak bisa satuan mas, saya cuma jualan per kodi,” ujar Susi (30). Susi mengaku menjualnya dengan harga Rp 1,96 juta per kodi atau Rp 98 ribu untuk harga satuannya. Selama berjualan, Dia mengaku angka penjualan mengalami sedikit peningkatan, namun kondisi itu terjadi secara fluktuatif. “Setiap toko kadang beda-beda, ada yang naik, ada juga yang turun. Tidak selalu sama,” katanya. Tak hanya Tanah Abang, kondisi serupa juga terjadi di Pasar Pagi Mangga Dua, Jakarta. Hampir semua lokasi parkir yang disediakan pengelola gedung sudah penuh dipadati kendaraan roda dua maupun roda empat. Hanya, di tempat ini barang yang dijual belikan lebih bervariatif dibandingkan dengan Tanah Abang. Tak hanya busana, lokasi ini juga menjual aneka sepatu, tas hingga benda kebutuhan lainnya. (mdc/kps)

Metro Trend CORAK HIJAB INDONESIA

7

Metro Banjar

LEBIH MEMIKAT

NET

GAYA berhijab para Muslimah di Indonesia ternyata menjadi tren setter di Asia Tenggara. Hal ini dibuktikan dengan banyaknya permintaan buku tutorial hijab dari Indonesia oleh beberapa negara di Asia Tenggara dari Brunei Darussalam banyak yang membeli hak cipta Indonesia. “Mereka sangat menyenangi gaya berhijab orang Indonesia yang penuh warna, namun tetap enak dipandang,” ujar Nana Lystiani, Editor PT. Gramedia Pustaka Utama, di Jakarta yang dikutip Antara beberapa waktu lalu. Nana juga menegaskan, selain memiliki corak warna yang memikat dan enak dipandang, cara berhijab Muslimah Indonesia tetap berpatokan pada nilai-nilai Islami, yakni dengan menutup bagian tubuh yang telah diwajibkan. Selera hijab wanita Indonesia juga tergolong luar biasa dalam memadu-padankan warna dan bentuk busana. Nana mengaku, berbagai jenis buku

tentang tutorial berhijab, mulai dari kerudung segi empat, pashmina dan sorban, sangat diminati para Muslimah di Asia Tenggara. Dengan begitu, bukubuku tersebut sering dicetak ulang hingga beberapa kali. “Pada dasarnya, wanita Indonesia menyukai cara berhijab yang penuh warna dan sederhana. Namun, tidak terlalu mencolok bila dipandang mata. Ini menjadi daya tarik sendiri bagi pasar di Asia Tenggara,” kata Nana. Secara umum, baju gamis dan jilbab laku keras setiap menjelang lebaran. Walau menutup aurat, kaum hawa selalu ingin kelihatan cantik. Pengguna jilbab tak ingin ketinggalan zaman. Layaknya pakaian, aksesori kepala ini juga harus tren. Dari masa ke masa penggunaan jilbab semakin variatif. Namun fungsi jilbab tetap harus sebagai mestinya yakni menutupi aurat di bagian kepala untuk muslimah. Pegiat jilbab pun harus memutar otak bagaimana caranya penjualan tak jenuh, yakni dengan cara terus mengikuti apa yang diinginkan konsumen. Fenomena baru tentang jilbab di Indonesia kali ini cukup unik. Apa yang dikenakan artis berdampak kepada penjualan jilbab. Bandung kota mode, tak mau

ketinggalan dengan perkembangan jilbab. Sebut saja Pasar Baru, di Jalan Oto Iskandar Dinata, Bandung, yang kesohor hingga Malaysia dan Brunei. Pusat grosir dan eceran ini berjubel menyediakan segala jenis jilbab dan

NET

pakaian muslim. Jessy Kurniawan misalnya, pemilik centra jilbab di Pasar Baru mengaku kelabakan memenuhi permintaan konsumen yang kian bervariasi. “Orang sekarang lucu memang, banyak yang nanya kerudung yang dikenakan artis, tapi dia sendiri ga tahu model dan bentuknya seperti apa,” kata Jessie pemilik toko ‘Modis’ itu yang dikutip merdeka.com. Dengan begitu dia pun harus mempersiapkan segala motif dan bentuk apa yang diinginkan. memang tren dari tahun ke tahun pasti berubah. “Beberapa tahun kebelakang kerudung kaya Dorce, Zaskia Mecha, Marshanda mendominasi pembelian,” ujarnya.

Namun sekarang berbeda. Dengan motif yang lebih variatif, kecenderungan orang saat ini lebih mencari kerudung model hijab atau orang menyebut hijabers. jadi kerudung ini berbentuk panjang persegi empat yang memiliki motif menarik. “Hijab itu banyak motif dan warna, kaya Syria, Sifon, Gliter, dan lainnya,” katanya. Sekrang, orang lagi senang yang model jilbab Gliter. Jilbab yang memiliki motif layaknya ‘blink-blink’ kian diminati setelah digunakan artis yang juga Istri dari Ustadz Solmed yakni April Jasmine. “Laris kerudung model April Jasmine, katanya sih bisa kelihatan lebih cantik dengan kerudung model tersebut,” akunya. (mrd/ggl)

Grand Avega 1,4 limited, dptkan cashbck & bns, Dp ringan mulai 45jtan/angs 3tjan Harga Nego V.000-4/5

New Tucson XG panorama sunrof 2,0 dptkan cashback hingga 15jt +bns kc film Harga Nego V.000-4/5

HUBUNGI : RIRI 081351049494 / 085247718797 AMAD 081250635708 / 082351641519

Pick Up T120ss, L300 Truck Canter ready stock V.5809-3/5 Harga Nego

Pajero bensin, Outlander, Mirage ready stock Harga Nego V.5809-3/5

(AUTHORIZED DEALER) Hub : 0812 3014 4269 / 0511 - 7388893 Pin BB 26322219

HO TLINE IKLAN METR O BANJ AR HOTLINE METRO BANJAR Hub : 05 11-335 43 70 0511-335 11-33543 4370

0205/M7


8

Metro Banjar

Metro Buffer

Karaoke Saja Malu

Sekali Suntik Langsung Gede

◗ Sambungan halaman 1

◗ Sambungan halaman 1

Andin yang memberanikan diri mendaftar menjadi peserta galuh, mengaku harus rajin berlatih menyanyi untuk ditampilkannya di saat babak penampilan bakat nanti. “Saya nggak pernah menyanyi di depan banyak orang, nggak pernah ikut lomba menyanyi. Bahkan untuk menyanyi karaoke saja saya malu, biasanya hanya jadi penonton,” ujarnya, Kamis (1/5). Awalnya dia berencana hendak menampilkan tarian dan keluarganya sangat mendukungnya. Namun belakangan dia lebih memilih untuk menyanyi karena menurut temantemannya suaranya bagus. Mempersiapkan penampilan menyanyi dilakukan sendiri saja. “Latihan di rumah saja. Kalau dulu biasa menyanyi sendiri, sekarang saya minta ditonton keluarga saya di rumah. Sekalian berlatih tampil di depan umum,” ujar warga Jalan Banjar Indah 1 Banjarmasin itu. Dia juga sekarang belajar public speaking atau berbicara di depan umum. Agar lebih memupuk rasa percaya dirinya tampil di depan umum, Andin berencana mengikuti lomba-lomba menyanyi dan modelling jika ada. “Sebelumnya tak pernah seperti ini. Sekarang harus belajar tampil di depan umum dengan mengikuti lomba kalau ada,” katanya. Sekadar informasi, hingga Rabu (30/4), peserta yang mengembalikan formulir pendaftaran yang sudah diisi untuk galuh ada 38 orang dan nanang 32 orang. “Kalau yang mengambil formulir banyak sekali. Kami menyediakan formulir 120 lembar,” kata Muslihah, ketua panitia Pemilihan Nanang Galuh Banjar Kota Banjarmasin 2014. Pendaftaran peserta ditutup pada Jumat (2/5) hari ini. (ath).

polisi menggerebek yang didapati justru bukan pesta sabu, tapi sedang berlangsung praktik memperbesar alat kelamin. “Kami menggerebek rumah Okek awalnya karena ada informasi di rumah itu digelar pesta narkoba,” kata Kapolsek Kompol Raymond M Masengi, Kamis (1/5). Berdasar informasi itu pihaknya melakukan pengintaian, dan didapat informasi di rumah Okek sedang berkumpul beberapa lelaki. Saat dilakukan penggerebekan pada Selasa (29/4) lalu itu memang ada lima lelaki di dalam rumah. Selain pemilik rumah Gusti Fahruddin (43), empat lainnya adalah Budi (40), warga Seberang Mesjid RT 4, M Samnawi (21) warga Istambul, Tri (28) warga Jalan Sungai Besar, Banjarbaru, dan Hudi (25) warga Banjarbaru. Polisi hanya menemukan bekas alat isap sabu. Berdasar petunjuk itu, kelima lelaki bersama barang bukti berupa sebuah pipet, sebotol orang aring, sebotol alkohol 95 persen, 1 batol minyak tawon.yang diduga alat untuk memperbesar alat vital, dibawa ke kantor polisi. Fahruddin mengakui alat isap sabu yang ada di rumahnya memang miliknya. “Itu memang alat mengisap sabu. Tetapi, alat itu sudah tidak lagi digunakan beberapa tahun lalu,” ujarnya. Karena tidak cukup bukti, Fahrudin dan Budi Cs, Rabu (30/4) sekitar pukul 14.00 Wita dibebaskan pihak Polsek Banjarmasin Tengah. “Kami tidak bisa menahan mereka karena kurang alat bukti,” kata Kanit Reskrim

Bomber Senegal... ◗ Sambungan halaman 1

gaan pemaian lawan. “Kami harus bermain sabar dan benar-benar disiplin. Jangan sampai pemain mereka leluasa memasuki daerah pertahanan. Tapi tentunya kami tetap harus meminimalisasi pelanggaran yang tidak perlu,” tuturnya. Erwin begitu termotivasi untuk mengamankan pertahanan timnya, karena dia berambisi memenangi laga ini. “Target kami poin penuh, untuk mengganti poin yang hilang saat berlaga di Samarinda kemarin. Dan saya sudah sangat siap untuk tampil all out,” tegasnya. Dari empat laga yang sudah dijalani Laskar Sulthan Adam dalam kompetisi musim ini, mantan penggawa tim PON Kalsel ini selalu mendapatkan kepercayaan dari tim pelatih; Frans Sinatra Huwae, Abunawas, Taufik dan Ahmad Yono. Duet Erwin dengan Henry Njobi Elad cukup membuat lini serang lawan kesulitan menjebol gawang MFC. Bahkan, MFC termasuk tim yang paling sedikit kebobolan di Grup 6 setelah Persida Sidoarjo. Baru tiga gol yang bersarang dari empat laga yang dilakoni dan tiga di antaranya merupakan pertandingan tandang. Malah satu gol terjadi karena penalti. Satu keuntungan bagi MFC, Perseta kemungkinan mengalami kelelahan lantaran tiga hari sebelumnya, Sabtu (3/ 5), meladeni Kalteng Putra di Stadion Tuah Pahoe. Apalagi mereka naik bus sekitar 5 jam dari Palangkaraya menuju Martapura. Kondisi itu pernah dialami rombongan PS Mojokerto Putra yang kemudian kalah 2-0. (ran)

Pandu Masih Kritis

Ipda Victor. Budi mengatakan kehadirannya di rumah Okek untuk membantu temannya memperbesar alat kelamin. “Kami tidak pesta sabu. Saya hanya memperbesar alat vital Samnawi. Karena dia minta tolong. Saya pun tidak minta bayaran,” ucapnya. Bapak tiga anak itu mengakui keahaliannya bisa memperbesar alat kelamin pria. “Saya tidak belajar dari dokter. Saya bisa menyuntik secara otodidak hanya melihat tetangga,” akunya. Ketika polisi menggerebek rumah Okek, Budi memang sedang bekerja memperbesar alat kelamin milik Samnawi yang berprofesi sebagai pedagang ayam. Samnawi sengaja ke Banjarmasin dari Banjarbaru hanya untuk memperbesar alat vital miliknya. Dia tidak sendiri tapi mengajak dua temannya, Hudi dan Tri. “Saya ingin memperbesar alat vital saya karena punya temanteman saya besar-besar. Saya juga kepingin punya saya seperti itu,” aku lelaki yang mengaku belum beristri itu. Sekali Suntik Praktik memperbesar alat kelamin pria yang dilakukan Budi terbilang sederhana. Disebutkan dia alat digunakan alat suntik yang bebas dijual di pasaran terutama toko obat yang ada di Banjarmasin. Budi menjelaskan cara memperbesar alat kelamin pria. Pertama, sebut dia, alkohol 95 persen dan minyak orang aring dicampur dengan minyak zaitun masingmasing 3 mililiter dimasukan jadi

JUMAT

SEORANG buruh berada di samping patung pahlawan buruh Marsinah di Jalan Raya Sukomoro, Nganjuk, Jawa Timur, Kamis (1/5).

ANTARA FOTO/RUDI MULYA

satu ke alat suntik yang memiliki jarum kecil. Setelah memasukan campuran alkohol, kemudian disuntikan kebagian kulit kemaluan pasien. “Hanya sekali suntik bisa besar dan bertahan beberapa tahun,” ungkapnya. Dia mengaku sudah mempraktikan hal itu mulai sebelum beristri sampai dengan anak ketiganya berusia tujuh tahun. (buy)

Heryanto Tak Berkutik ◗ Sambungan halaman 1

Rabu (30/4) malam. Warung kecil milik Heryanto di Jalan Bhayangkari, Sungai Ulin, sudah beberapa kali dirazia oleh Satpol PP Banjarbaru karena menjual miras. Namun setiap kali dirazia selalu tidak ditemukan miras di warung tersebut. Rabu malam ketika anggota Satpol PP berpatroli melintas di kawasan itu, melihat gelagat mencurigakan sejumlah kendaraan parkir di sekitar warung Heryanto. Mobil patroli mendadak merapat ke warung, membuat pemilik warung terkejut. Heryanto tak sempat lagi menyembunyikan deretan botol miras yang dipajang terang-terangan di warungnya. Anggota Satpol PP pun de-

ngan mudah menemukan barang bukti tersebut. Warung itu baru saja mendapat kiriman stok miras dari luar. “Barangnya memang baru tadi datangnya,” aku Heryanto kepada penyidik Satpol PP. Dari warung itu petugas menemukan sebanyak 77 miras berbegai merek siap jual. Masing-masing Anggur Malaga 620 ml (13 botol), Topi Miring Vodka Cap Piala Mas 1000 m (4 botol), Topi Miring Vodka 500 ml (5 botol), Bir Hitam Guinness 330 ml (3 botol ), Drum Whisky 350 ml (2 botol), Drum Whisky 250 ml (1 btl), Whisky Mansion House 250 ml (9 botol), Whisky Mansion House 350 ml (10 botol), Anggur Merah cap Orang

2 MEI 2014

Tua 650 ml (9 botol), Anggur putih Cap Orang Tua 650 ml (6 botol), Anker Bir 620 ml (15 botol). Total 77 botol. Selain semua barbuk miras disita, penjualnya dikenakan sanksi Perda Kota Banjarbaru Nomor 5 tahun 2006 tentang larangan minuman beralkohol. Kasatpol PP Banjarbaru, Masjudin Noor didampingi Kabid Penegakkan Produk Hukum Daerah, M Bahrin dan Kasiops, Fitryadi, memastikan hasil giat miras akan diproses lanjut ke persidangan. “Bersangkutan mengaku hanya menjualkan saja. Kita akan lakukan pengembangan siapa pemilik dan asalnya,” kata Masjudin. (sar)

Pak RT Pun Tertawa PENGGEREBEKAN di kediaman Gt Fahruddin, menarik perhatian warga termasuk H Taufik, ketua RT 5. Taufik terkejut mendapat kabar rumah salah satu warganya digerebek lantaran ditengara pesta narkoba. Menurut dia, rumah Fahrudin yang hanya berjarak lima buah rumah dari rumahnya terbilang jarang dikunjungi orang. “Baru sekali ini rumah itu dikunjungi banyak orang” ujarnya, Kamis (1/5). Disebutkan dia, rumah itu hanya dihuni Gusti Fahrudin yang merawat kakaknya, Bulkis. Karenanya dia mengaku terkejut ketika mendapat kabar di rumah Fahrudin digerebek polisi. Menurut dia, selama menjadi ketua RT di daerahnya aman tidak ada hal yang menganehkan termasuk pesta sabu. “Informasinya dua warga saya dibawa ke kantor polisi dengan tiga temannya mengenai praktek pembesaran kemaluan,” ucap Taufik yang ikut tertawa menceritakan hal tersebut. Sepengetahuan dia, Budi yang juga warganya itu tidak pernah buka praktik memperbesar alat vital. “Saya baru sekali ini malah mendengar hal seperti itu,” ucap lelaki itu masih disertai senyum. (buy)

◗ Sambungan halaman 1

sekarang berada di RS Ulin. “Saya pun bergegas ke rumah sakit,” ucapnya. Sementara Noor Erwandi (25), warga Jalan Simpang Gusti RT 34 No 63, teman Gusti Angga Budiman yang tewas dalam insiden tabrakan dua sepeda motor tersebut, dibawa pulang oleh keluarganya dari rumah sakit. “Sebenarnya dia masih dalam perawatan rumah sakit pascapemulihan cedera ringan di kepala. Tetapi keluarganya meminta rawat jalan,” ujar salah satu tim medis IGD Ulin. Olahragawan Sementara itu, Budi Irawan (43), warga Sungai Andai, dan Ayi (33), warga Antasan Besar, keduanya kakak kandung alm Gusti Angga Budiman mengatakan, adiknya tidak pernah menyentuh minum alkohol. Merokok pun tidak karena termasuk olahragawan cabang bulutangkis. Disebutkan Ayi, sebelum kejadian adiknya bersama teman bermain bulutangkisnya pergi ke bioskop di Duta Mall. Selesai nonton, pulang melintas di lokasi kejadian hingga kemudian terjadilah musibah itu. Selanjutnya, adiknya ditolong warga dan diantar ke rumah sakit. Namun hasil pemeriksaan, nyawa korban tak terselamatkan. “Saya cepat datang ke rumah sakit dan mendapati adik saya sudah di kamar jenazah. Saya memeriksanya, selain lukaluka, tidak ada tercium bau apapun,” papar Ayi. Sehari setelah musibah, dia menemui warga yang menolong dan mendapat kepastian tidak mencium bau alkohol. Termasuk menemui tim medis yang menolong adiknya dan mendapat kepastian yang sama. Sewaktu mengurus dokumen dan bertemu tim medis, Ayi juga melihat Pandu Winata, korban yang bertabrakan dengan almarhum. Pandu sedang dirawat dan ditunggui keluarganya. “Saya membiarkan karena mereka sibuk merawat yang sakit. Terserah mereka apakah nanti bersilaturahmi dengan keluarga kami yang telah kehilangan adik kami. Kami sepenuhnya menyerahkan kasus ini ke polisi,” imbuhnya. Ditambahkan Dullah (33), warga Handil Bakti yang merupakan teman bermain bulutangkis Gusti Angga, sosok almarhum betul-betul olahragawan sejati. Sejak kecil, samasama menggeluti bulutangkis. “Saya mengenal betul karena sama-sama menggeluti bulutangkis sejak kecil. Merokok pun tidak, apalagi minum,” imbuhnya. Sebelumnya Kanit Lantas Polresta Banjarmasin, Ipda Eska mengatakan, sebelum peristiwa tabrakan Gusti Angga Budiman mengendarai Honda Beat nopol DA 6234 JX berboncengan dengan Noor Erwandi. Keduanya meluncur dari arah Kuripan menuju Pasar Lama. Sementara dari Pasar Lama meluncur kencang Honda Vario Da 6195 AAF yang dikendarai Pandu Winata. “Karena sama-sama berkecepatan tinggi, kedua pengendara tidak bisa lagi menghindari tabrakan,” katanya. (buy/awj)

Gratis 6 Kali Angsuran ◗ Sambungan halaman 1

Selain itu, ada penawara menarik lainnya. Bagi pembeli Toyota New Fortuner, digratiskan dp untuk pembelian Toyota Avanza, plus bebas tiga kali angsuran. “Ada pilihan lainnya, yakni gratis dp Toyota Agya dan gratis enam kali angsuran,” tambah Steven. Di samping itu, konsumen mendapatkan harga pasti yang tidak berubah, pasti barangnya dan pasti garansinya. “Asalkan datang ke Wira Toyota Banjarbaru atau melalui sales resmi kami,” kata Steven. Sementara itu, dari beberapa produk terbaru Toyota, All New Yaris menjadi salah satu andalan.Yaris terbaru ini uku-

rannya lebih panjang dan lebih rendah dibandingkan dari edisi sebelumnya. Kini Yaris dilengkapi aerokit, difuser di kolong belakang, LED DRL di depan, dan lampu xenon proyeksi. Alhasil, penampilan subkompak hatchback ini semakin keren dan sporty. Sementara untuk interior, khususnya kokpit, dasbor, setir, panel instrumen, door trim, termasuk bezel untuk tombol power window, sama dengan Vios. Hanya dibedakan melalui ornamen dan warna. Sama seperti eksterior, desain dan tatanan kabin All New Yaris juga fresh. Mulai dari setir palang tiga punya

desain baru, berlabur kulit dengan jahitan merah. Dibalik setir, meter cluster kembali diletakkan di depan pengemudi, mengakomodasi berbagai informasi penting seputar kendaraan. Rancangan sistem audio pun baru, terintegrasi sama dashboard dengan konfigurasi double din. Sepertinya sudah mengusung layar sentuh. Dibawahnya, ada aliran AC dan tombol pengaturan pendinginan kabin.Jok juga tampil lebih segar dan bisa dibilang paling mencolok ketika masuk ke dalam kabinnya. Berbahan fabric dengan perpaduan gradasi warna hitam merah yang enak di-

lihat dan menambah kesan tersendiri di kabin All New Yaris yang didominasi warna hitam dengan aksen silver. Selain itu, door trim juga dapat sentuhan, termasuk

tuas transmisi yang bermotif silver dengan desain yang sederhana namun pas untuk mendukung tampilan kabin Yaris baru secara keseluruhan. (ris)

BPOSTGROUP/RISMAN NOOR

Jangan Gila Harta ◗ Sambungan halaman 1

mengangkat derajat (status) individu itu, orang tidak segansegan melakukan apa saja dengan cara bagaimana saja dan dalam kesempatan apa saja, tanpa memperhatikan dan mem pertimbangkan kaidah iman, moral, dan norma-norma sosial. Kita menyadari betapa mendesaknya kebutuhan dan rangsangan yang melingkari kehidupan, tetapi melupakan betapa azalinya batasan-batasan iman, moral serta tanggung jawab sosial dalam hidup yang sifatnya tidak permanen, tidak abadi. Tindakan dan aktivitas manusia digerakkan oleh nilai yang biasanya dititikberatkan pada “disenangi atau tidak

disenangi” namun lupa untuk memilih “mana yang benar dan mana yang salah.” Gejala-gejala di atas membukakan fakta dari firman Allah SWT dalam Alquran Surah Al Hadid ayat 20 yang artinya,”Ketahuilah bahwa sesungguhnya kehidupan dunia cuma permainan, kesenangan dan perhiasan, saling berbanggabangga dan berlomba memperbanyak harta benda, kekayaan dan keturunan bagai tanaman mendapat siraman hujan, membuat kaum petani kagum, kemudian tiba-tiba tanaman itu kering menguning layu lalu rontok.” Di akhirat nanti ada siksa yang ganas, ada keampunan

Allah SWT, ada pula keridaan-Nya. Dan ketahuilah apa pun yang dibanggakan dalam dunia ini termasuk yang paling menyenangkan dan membahagiakan hanya suatu ujian yang merupakan tipuan belaka. Beranjak dari firman Allah SWT tersebut, insan ingin mendapatkan keampunan dan keridaan Allah SWT, bukan siksa-Nya. Manusia ingin bahagia selamanya. Ujian-ujian yang dihadapi hendaknya dapat ditempuh dengan selamat. Karenanya untuk menetralisir (menjernihkan) pola berpikir dari pandangan terhadap nilai-nilai penuhanan pada materialisme, seorang muslim bukan dengan men-

gucilkan dan mengisolasi dari nilai-nilai yang mendunia, bukan dengan menghindari diri dari pengaruh materi kebendaan itu sama sekali. Tetapi, hendaknya dengan menempatkan segalanya di bawah kehendak Allah SWT atas dasar iman dan takwa. Kesimpulaan dari uraian ini sebagai berikut. Pertama, Islam memberikan kesempatan kepada tiap muslim untuk mengurusi karier, mengelola perjalanan hidup bagi keperluan dunia. Bahkan mengurusi apa saja yang menjadi tuntutan bagi hidup dan kehidupan, tapi jangan melupakan persiapan kehidupan akhirat sebagaimana firman Allah SWT Surah Al Qosos ayat

77. Kedua, dalam kehidupan yang serba mewah seorang muslim diberi tanggung jawab untuk mengabdi dan berkorban, sebagai manifestasi dari rasa tanggung jawab itu sendiri. Bergelimang kebahagiaan materialistis dengan status sosial yang terpandang tanpa memilikirasa tanggung jawab, adalah sikap yang egoistis. Sikap keakuan ini merupakan pupuk yang menyuburkan bagi munculnya kegoncangan sosial. Semoga kita dapat menghindari dari sikap yang hanya memusatkan orientasi kehidupan pada materialistis, kebendaan semata. Amin. Wassalam. (*)


JUMAT

Seleb Vaganza

2 MEI 2014

Metro Banjar

9

SUKA WAJAH BERMINYAK UMUMNYA, sebagian besar orang sangat benci pada wajah yang berminyak. Sampai-sampai banyak produk perawatan wajah yang memanfaatkan hal demikian untuk menjual produk pembersih minyak pada wajah dengan iklan yang kencang ditayangkan di layar televisi. Tapi tidak demikian halnya dengan aktris sinetron Laudya Cynthia Bella. Baginya, memiliki muka berminyak justru menandakan kulit wajah yang sehat. “Aku suka kalau mukaku berminyak. Itu artinya kulitku berlembab dan sehat,” ujar Bella kepada awak media di sela acara peluncuran buku berjudul ‘Rahasia Cantik dari Perancis di kawasan Senayan, Jakarta. Bella selalu menjaga agar kelembaban wajahnya terjaga. Kekasih pesinetron Chicco

Aku suka kalau mukaku berminyak. Itu artinya kulitku berlembab dan sehat.

BELLA

Kebanyakan Gula LAUDYA Cynthia Bella berbagi cerita soal cupcakes. Kegemarannya memanggang kue mungil tersebut bermula dari pengalamannya melihat saudara kecilnya memanggang cupcake. “Waktu itu aku lihat anak tante bisa bikin cupcake. Lalu aku minta tante yang udah biasa aku panggil ‘mama’ untuk ajarin aku. Dan, aku juga beli alat serta mulai bikin cupcake,” ungkapnya. Saat awal mencoba membuatnya, Bella mengaku sempat gagal. “Padahal aku sudah bikinnya sambil menelpon. Tapi ternyata, cupcake nya tidak mengembang. Dan, hampir setiap week end aku cobain buat,” ujarnya. Setelah merasa sudah cukup

piawai membuatnya, Bella lalu mencoba memamerkan cupcake buatannya pada calon mertua. Apa komentar beliau? “Mereka bilang ‘terlalu manis’, haha.. Soalnya aku taruh gulanya memang kebanyakan. Tapi sekarang mereka suka, kok, cupcake buatanku. Chiko juga suka banget. Katanya, enak banget!” ujarnya bersemangat. Inspirasi cupcake ini kemudian dituangkan Bella dalam konsep desain yang dia rancang bekerja sama dengan Sophie Paris. Bella rupanya telah menuangkan beberapa ide berupa desain tas, sepatu dan aksesoris berwarna creamy dengan konsep desain kasual, chic, dan stylish sejak tahun 2012. (laili/nva)

pakai bedak karena terlalu berat. Aku lebih mengandalkan consiler,” turur perempuan yang gemar melakukan perawatan tradisional. “Aku tipikal orang yang jarang makeup. Kalau makeup hanya seperlu saja,” tuturnya. (daniel ngantung)

Inspirasi Cupcake LAUDYA Cynthia Bella memiliki ketertarikan tinggi pada dunia desain. Setelah sempat mendesain busana untuk sebuah label, abel, wanita yang akrab disapa Bella ini mendapat pat kesempatan mendesain koleksi aksesori untuk brand Sophie Paris. Koleksi yang telah dipasarkan an tersebut terdiri dari anting, gelang, dan kalung berwarna rwarna pastel dengan nuansa floral. Bentuknya terinspirasi erinspirasi dari cupcake. Kenapa cupcake? “Belakangan Aku lagi suka buat cupcake. Jadi ketika diminta mendesain desain sesuatu yang terinspirasi dari apa yang Aku suka, ka, yah Aku pilih cupcake,” ujarnya saat Tribun temui ui di sela acara peluncuran buku ‘Rahasia Cantik dari Prancis’ di kawasan Senayan, Jakarta. Bella mengaku tak ada kendala berarti erarti saat mendesain aksesoris. Hanya saja, dirinya rinya sempat kesulitan menemukan ide untuk mendesain endesain kotak penyimpanan aksesori. “Agak bingung ung bagaimana membuat kotak terlihat menarik. Akhirnya, khirnya, Aku kasih logo namaku,” ujarnya. (nie)

FOTO-FOTO: TRIBUN/JEPRIMA

LAUDYA CYNTHIA BELLA

Sedikit Membaik, Olga Minta Bubur

Your Stylist

Tampil Tampil Cantik Cara Simpel Perancis SimpelAla ala Perancis

TRIBUN/DANIEL NGANTUNG

SOEMAH Gorecki (kiri) dan buku yang diluncurkan.

UNTUK bisa tampil cantik sebenarnya sederhana: kenali dahulu wajah Anda. Dengan membedah wajah sendiri, Anda akan tahu segala kelebihan wajah yang dapat ditonjolkan, begitu pula kekurangan yang harus disiasati. Anda pun dapat lebih bijak lagi dalam memilih produk kosmetik yang sesuai kondisi wajah. Buku berjudul ‘Rahasia Cantik dari Prancis’ yang menjadi buku kedua dari seri ‘Fashion a’la Perancis’ keluaran Sophie Paris dan Grasindo, mencoba memandu Anda mengenali lebih jauh wajah Anda sendiri.

Jerikho ini rutin menggunakan krim wajah. Wajah Bulat Selain wajah yang berminyak, Bella juga memiliki bentuk wajah yang bulat. Wajahnya terlihat makin chubby lantaran berat badannya kini sedang nambah. Bella tidak menampik jika badannya kini makin gemuk. “Berat badanku sekarang 55 kg. Ini sengaja memang untuk peran dalam film terbaruku,” ujar Bella yang enggan menyebut jumlah kenaikan berat badannya. Meski tubuhnya kini lebih subur, Bella tetap merasa nyaman dan percaya diri. Tapi untuk urusan mendandani wajah dia mengaku sedikit kesulitan. “Karena berat badanku naik, pipi jadi tembem dan wajah terlihat bulat. Kalau ingin terlihat tirus, harus pintar menyiasatinya dengan make up,” tuturnya. Make up dengan teknik contouring, seperti highlighting dan shading, menjadi senjatanya. “Aku jarang

“Wanita Perancis terkenal dengan penampilannya yang natural chic. Buku ini membantu perempuan Indonesia untuk tampil cantik dengan pendekatan teknik yang basic yaitu mengenal dulu wajahnya,” ujar Soemah Gorecki, Fashion and Beauty Trend Advisor Sophie Paris, di acara peluncuran buku ini di Jakarta, Rabu (30/4) lalu. Mengenal wajah meliputi jenis kulit, bentuk dan kontur wajah, serta bentuk mata. Setelah berkenalan dengam wajah, pembahasan lalu berlanjut pada segala sesuatu tentang makeup yang perlu Anda ketahui. Mulai dari alat makeup yang

wajib Anda miliki, tahap mengaplikasikan makeup, hingga mengenal jenis kuas dan memilih kuas yang tepat. Tak lupa, dihadirkan pula informasi seputar mengenali produk kosmetik yang sudah kadaluwarsa, hal yang menurut Soemah sering terlewatkan oleh banyak perempuan. “Padahal ini penting. Produk kosmetik yang kedaluwarsa dapat membahayakan kesehatan,” jelas Soemah. Mengenal wajah sudah. Pun demikian produk kosmetik dan peralatannya. Kini tiba saatnya, mengaplikasikannya pada wajah Anda. Dengan ilustrasi yang menarik, berikut penjelasan yang mudah diikuti, buku ini akan memandu Anda merias sesuai kelebihan dan kekurangan wajah. Tak hanya wajah, perawatan rambut dan tubuh secara keseluruhan pun mendapat porsi dalam buku ini. Dibanderol seharga Rp 45.000, “Rahasia Cantik dari Prancis” menjadi buku panduan yang wajib dimiliki para perempuan yang memedulikan penampilannya. (daniel ngantung)

KONDISI Olga Syahputra kini mulai menunjukkan tandatanda membaik setelah sekian waktu menjalani perawatan intensif di Rumah Sakit Pondok Indah (RSPI), Jakarta Selatan, karena dugaan terserang penyakit maningitis akibat terlalu lelah bekerja. Kabar miring tentang Olga yang sempat koma juga dibantah oleh orang dekatnya. “Enggak koma, dia bisa diajak ngobrol kok. Pokoknya kalau orang bisa diajak berkomunikasi, berarti alhamdulillah. Berita koma itu bohong,” ujar Vera, manajer Olga saat dihubungi melalui sambungan telepon, Kamis (1/5) siang. Vera menjelaskan, Olga kini mulai berselera makan. “Dia minta bubur, pisang,” lanjutnya. Soal makanan, Olga tak punya

pantangan. Asalkan kebersihannya terjamin. “Kalau makanan selama bersih boleh. Kerupuk boleh saja, makanan enggak masalah,” ujar Vera. Memang kondisinya belum pulih benar. Tubuhnya masih lemah. Tim dokter yang merawatnya masih membatasi teman-teman yang akan membesuk karena Olga masih harus beristirahat total. “Kalau banyak yang datang dia enggak bisa beristirahat. Memang temannya banyak yang sayang sama dia. Tapi, kalau datang nanti Olganya enggak bisa istirahat,” jelas Vera. Vera juga menyebutkan perkembangan lain tentang Olga. Dia mengaku kurang nyaman ketika bangun tidur. Bibirnya terasa kering. “Pas dia bangun tidur, dia tuh minta lipbalm. Bibirnya kan kering,” jelas Vera. Bibir yang terasa kering membuat Olga tak nyaman ketika berbicara. Beberapa waktu lalu, Olga sempat

KAPANLAGI

OLGA SYAHPUTRA bicara cukup lama dengan adik kandungnya, Billy. Banyak hal yang ditanyakannya kepada adiknya tersebut terkait pekerjaannya di

dunia entertainment. Kepada adik-adiknya, Olga juga mengingatkan agar jangan pernah lupa menjalankan salat. (willem jonata)

Belum Dapat Jodoh Nih!

TRIBUN/JEPRIMA

NAYSILA MIRDAD

DI usianya yang memasuki 25 tahun, sinetron Naysila Mirdad belum aktris sine kunjung mendapatkan calon pendamping m hidup. Sementara, koleganya sesama Sem pemain sinetron seperti Shireen Sungkar sinet dan Alyssa SSoebandono sudah lebih dulu menikah. Ditemui di sela sebuah acara di Plaza Jakarta, Naysila mengatakan Indonesia, Jak dirinya memang mema belum memiliki calon pasangan pasanga meski keinginan untuk segera menikah menika ada di dirinya. “Buat meninggalkan meninggalka masa lajang, doain aja deh. Mudah-mudahan, aku serahin semua sama Mudah-muda

Tuhan,” ujar Nay. Putri pasangan Lydia Kandow dan Jamal Mirdad yang resmi bercerai ini meyatakan tidak memiliki target di usia kapan mesti menikah. “Kalau nikah aku belum targetin. Kalau ditargetin waktu jadi menikah bukan karena kemauan tetapi karena target. Aku jalanin aja pokoknya,” lanjutnya. Nay menegaskan, orangtunya sejauh ini selalu memberikan support kepadanya. Soal kapan menikah, mereka juga tidak menuntut Naysila harus buru-buru menjalaninya. “Orangtua aku sih selalu mendukung aku selama hal tersebut baik untuk diri aku,” ujarnya.(fin/*)


10

Gadget Plus

Metro Banjar

JUMAT

2 MEI 2014

KETAHANAN BATERAI HINGGA 12 JAM

WHAT NEW

Gonta-ganti Cover ZenFone ASUS seperti tidak mau setengah-setengah memberikan fitur maupun material ZenFone. Menggunakan material berkualitas tinggi, fungsionalitas memberikan kesan mewah. Dengan pilihan 4 sampai 6 inci dan berbagai pilihan warna, satu tipe ZenFone yang cocok digunakan oleh setiap orang, apapun kebutuhan dan gaya hidup mereka. Sebagai gambaran, seluruh model ZenFone telah dilengkapi lapisan Corning® Gorilla® Glass 3 untuk kehandalan dan daya tahan lebih baik terhadap goresan. ZenFone 4 memiliki layar indah berukuran 4 inci dan sangat mudah untuk dipersonalisasikan karena cover belakangnya dapat ditukar dengan pilihan warna Charcoal Black, Pearl White, Cherry Red, Sky Blue dan Solar Yellow. “Smartphone ini dilengkapi microSD card hingga 64GB sehingga menyediakan tempat yang melimpah untuk menyimpan foto, video, aplikasi, dan lain-lain,” kata Juliana Cen, Manager of Product Management and Marketing ASUS Indonesia, Kamis (1/5). ZenFone 5 mempunyai ukuran layar 5 inci yang luas, mendukung HD dan IPS+ di mana pengguna masih tetap dapat chatting meskipun sedang memakai sarung tangan. Desainnya sangat menarik, dengan ketebalan hanya 5,5 milimeter di titik tertipisnya. ZenFone 5 sendiri tersedia dalam pilihan warna Charcoal Black, Pearl White, Cherry Red, Champagne Gold and Twilight Purple colors. ZenFone 6 menawarkan layar 6 inci HD IPS+ yang luar biasa serta dilengkapi dengan teknologi audio SonicMaster untuk menghadirkan pengalaman hiburan yang tak tertandingi. “Zenfone 6 memiliki kamera bertenaga 13 mega piksel yang siap untuk mengambil gambar jelas dengan resolusi tinggi. ZenFone 6 tersedia dalam pilihan warna Charcoal Black, Pearl White, Cherry Red and Champagne Gold colors,” katanya.. (tnc)

POLYTRON terus berusaha ikut bersaing di pasar gadget tanah air. Kali ini, Polytron melepas produk baru guna ikut bersaing. Selain merilis smartphone papan atas Polytron Prime 5, Polytron juga mencoba memperkuat jajaran phabletnya dengan mengeluarkan Polytron Wizard Quadra V5 W7550. Ponsel Android lokal ini masih sama dengan kebanyakan phablet lokal yang ada, mengusung layar 5, 5 inci, fitur dual simcard hingga aplikasi BlackBerry Messenger (BBM) pre-installed. Untuk dimensi, Polytron Quadra V5 W7550 memiliki desain minimalis dan ramping dengan ukuran 157,7 x 79,5 x 11,2 mm. Bobotnya 135 gram. Penampilan smartphone Android Polytron ini terlihat mod-

ern dan dinamis dengan balutan body kokoh. Pada smartphone polytron terbaru ini, Anda akan mendapatkan tiga tombol navigasi di bawah layar seperti seri sebelumya. “Secara keseluruhan produk lokal ini tampil cukup elegan dan tak jauh berbeda dibanding seri-seri sebelumnya,” sebut Sales Counter Gadgetmart, Jalan Belitung Raya, Banjarmasin, Lia. Polytron terbaru ini menggunakan layar IPS 5.5 inchi HD capacitive touchscreen yang menawarkan resolusi 480 x 854 piksel. Dengan spesifikasi tersebut, ponsel ini diharapkan mampu menampilkan kualitas gambar atau video dengan baik dan jernih. Sokongan penggunaan Layar yang diklaim bertek-

Spesifikasi Network

SIM Dimensions Weight Display Protection Size Memory Camera Primary Secondary Video CPU Baterry Talk time

: SIM 1 2G: GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 Mhz 3G: UMTS 900 / 2100 Mhz SIM 2 2G: GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 Mhz : Dual Sim : 79.5 x 11.2 x 157.7 mm : 135 g : Multitouch, 5 Points EzyTouch : Gorilla Glass : 5.5" FWVGA IPS Type 480 x 854 : Card slot microSD (up to 32GB) : 4.9 Megapixel (2560 x 1920) : 0.3 Megapixel (640 x 480) : yes (Recording) 720p (Playback) : Quad Core 1.2 Ghz Cortex-A7 : Stand By up to 210 hours : up to 12 hours

nologi High TFT LCD display juga masih dihadirkan mengikuti seri sebelumnya. Layarnya yang cukup lebar tersebut diharapkan mampu menghadirkan tampilan dengan kontras tinggi namun tetap nyaman untuk mata Anda. “Kemudian, tambahan fitur antigores di layar memberikan perlindungan terbaik pada layar,” tambahnya. Untuk dapur pacunya, Anda akan mendapati prosesor quad-core MediaTek MT6589 Aortex A7 berkecepatan 1,2 Ghz yang cukup powerfull. Untuk mendukung kinerja yang maksimal, smatrphone ini dilengkapi RAM 1 GB dan GPU PowerVR SGX544. Spesifikasi di atas siap mengangkat aplikasi – aplikasi Android di sistem operasi Android 4.2 jelly Bean. “Performanya cukup kuat mengoperasikan beberapa game dan aplikasi kelas berat. Tak berbeda jauh dari seri lainnya, user interface smartphone ini tampil lebih sederhana dan responsif,” bebernya. Polytron Quadra S2V5 W7550 dikabarkan dibekali fitur dual sim. Dari segi konektivitas, ponsel pintar ini mampu memacu data dari GPRS, EDGE hingga HDSPA 3G. Bagi yang suka browsing ditempat umum, ponsel ini juga dilengkapi fitur Wifi.

Untuk urusan transfer data, ponsel quad-core ini juga dilengkapi Bluetooth, slot microSD hingga slot micro USB. “Gadget ini ditanami memori internal 4 GB yang umum digunakan. Jika itu masih dirasa kurang, ada memori eksternal micro sd hingga 32 GB,” tambahnya. Untuk sektor

catu daya atau baterai, ponsel Android lokal ini menggunakan baterai Li-ion 2250 mAh yang menjanjikan. Polytron mengklaim smartphone lokal terbaru ini mampu bertahan lebih lama dibanding seri Quadra sebelumnya bahkan bertahan hingga 12 jam waktu bicara dan 210 jam waktu siaga.(ath)

BANJARMASINPOSTGROUP/YAYU FATHILAL

WHAT NEW

Stiker Jagoan Berbayar BAGI Anda penggemar tokoh super hero film besutan Marvel, kini aksi jagoan favorit Anda telah hadir di toko stiker WeChat. Tak hanya satu, aplikasi instant messaging WeChat memboyong beberapa stiker animasi tokoh super hero yang bisa dipilih penggemarnya. Pilihan stiker super hero yang bisa diunduh secara gratis tersebut

diantaranya Captain America, Spiderman, Iron Man, Hulk, dan Black Widow. Seluruh koleksi stiker super hero Marvel tersebut dihadirkan secara gratis untuk melengkapi komunikasi melalui WeChat yang seru dan fun dari tanggal 22 sampai dengan 29 April 2014. NET

Setelah tanggal 29 April 2014, stiker-stiker Marvel Super Heroes akan dijual secara ritel dengan harga Rp15.000. Untuk mengunduh koleksi stiker super hero ini secara gratis, klik ikon ‘Sticker’ dan klik pada kata ‘Free’ disamping ikon Marvel. Untuk pengguna iOS, klik ikon ‘Sticker’ pada menu ‘Me’. Semenara untuk penguna Android, stiker ini dapat diakses melalui bagian ‘Discovery’.(tnc)

Dahului Peluncuran iPhone 6 LG merilis G2 pada bulan Agustus tahun lalu, dan beberapa bulan lagi akan genap

menginjak usia satu tahun. Melihat hal tersebut, masuk akal jika generasi penerus LG G2 tidak akan dikeluarkan pada awal tahun 2014. Rumor awal yang beredar menyebutkan, LG G3 akan dikeluarkan pada Juli 2014, namun beberapa sumber juga memberikan informasi yang berbeda dengan mengatakan LG G3 akan dirilis pada Juni 2014. Banyak orang yang berkomentar dan setuju dengan

mengatakan 10 bulan adalah waktu yang tepat untuk mengeluarkan perangkat terbaru penerus LG G2. Sebuah laporan yang diterbitkan pada bulan Januari mengatakan, LG telah menargetkan untuk merilis ponsel terbarunya pada tanggal 17 Mei nanti. Sebuah sumber dari Korea mengatakan, LG berencana untuk mengungkapkan ponsel terbarunya pada akhir bulan Juni dan akan mulai menempatkannya di pasaran pada

bulan Juli 2014. Dengan demikian, semakin dekat dengan ulang tahun pertama LG G2. Selain itu, LG juga memastikan perangkatnya hadir lebih awal dibandingkan dengan iPhone 6 yang akan lebih banyak menyedot perhatian. Jika jadi dirilis pada bulan Juli 2014, LG terlambat beberapa bulan dibandingkan dua saingan terkuatnya yang sudah terlebih dahulu menghadirkan Galaxy S5 dan HTC One8. (tnc)

NET

0205/M10


JUMAT

Gosipi

2 MEI 2014

Metro Banjar

11

Minggu Malam Spesial The Beatles

BPOSTGROUP/KHAIRIL RAHIM

SUASANA di Le Bistro Rattan In Banjarmasin

LEBIH privacy dan santai. Itulah kesan pertama yang dirasakan saat mengunjungi Le Bistro Pub di lantai II Rattan Inn Banjarmasin. Pub ini sangat pas bagi pengunjung yang ingin mencari hiburan sambil bersantai bersama kolega, melepas penat setelah seharian kerja. Susunan kursi layaknya kursi tamu tertata rapi. Nuansa dengan konsep Mediterania modern menambah kesan mewah dan eksklusif. Pandangannya luas sehingga dapat melihat ke arah penyanyi dan pemain musik di atas panggung, tempat duduknya luas sehingga memberi kesan santai. Director of Food and Beverage Rattan Inn, Loyke Yuniardi menjelaskan, semua konsep dirancang sedemikian rupa demi kepuasan pengunjung. “Rutinitas kerja yang tinggi membuat pikiran penat dan bahkan menimbulkan stres. Untuk menghilangkan masalah itu, Le Bistro hadir sebagai solusi,” kata Loyke. Setiap malam, kecuali Kamis malam Le Bistro menyuguhkan hiburan yang selalu berbeda. Senin malam menghadirkan program Kampus Night. Di sini, para mahasiswa yang datang ke pub akan mendapat diskon 20 persen untuk konsumsi minuman dengan cara menunjukkan kartu mahasiswa. Bagi pencinta musik aliran Reggae, Le Bistro menyiapkan musik Reggae setiap Selasa malam dengan tema Reggae Night. Untuk Rabu malam musik Top 40 bagi semua kalangan. Bagi penggemar Rock and Roll dijadwalkan pada Jumat malam, sementara Sabtu malam temanya Secretary Night. Sedangkan Minggu malam khusus lagu The Beatles dan Elvis Presley. Bagi pengunjung yang tampil menyanyikan lagu Elvis atau Beatles akan mendapat diskon 20 persen. “Semua aliran musik di Le Bistro akan diiringi band ternama ibukota, Euphoria. Selain itu juga ada penampilan Disc Jockey (Dj) beraliran Dust, Dj Adit setiap malamnya,” tandas Loyke. Le Bistro yang memiliki kapasitas 50 orang di lantai bawah dan 60 orang di lantai atas, juga bisa menyaksikan berbagai program tayangan olahraga. “Kita juga bisa menyiapkan acara nonton bareng bagi para fans yang ingin menyaksikan klub kesayangannya bertanding secara langsung,” kata Loyke. (arl)

BAGI Shella Ikhfa Amalia, juara tarik suara sudah menjadi langganannya. Setiap ikut lomba menyanyi selalu mendapatkan predikat juara, baik juara satu, dua atau tiga. 3. Untuk memperoleh juara itu ternyata tak mudah, Shella ternyata latihan menyanyi secara rutin meski tak ada lomba menyanyi sekali pun. “Seperti saat ini, belum ada lomba yang akan diikuti, eventnya juga belum ada,” ucap gadis bersuara tinggi ini. Shella mengaku, sejak SMP ikut lomba menyanyi hingga di SMK Negeri 3 Banjarmasin, baru satu kali tidak mendapatkan juara. “Selama ikut singing contest baru satu kali tidak dapat juara, setelah itu selalu juara walaupun tidak selalu menjadi juara pertama,” katanya.

Meski tak ada lomba tetap latihan olah vokal di rumah, setidaknya nyanyi dengan keyboard

SHELLA IKHF A IKHFA Penyanyi Remaja Berbakat

Kunci sukses di bidang tarik suara menurut Shella adalah latihan rutin olah vokal, seperti pelafalan huruf

vokal dan latihan bernyanyi. “Latihannya vocalizing, setelah itu menyanyi pakai midi keyboard,” jelasnya, Dengan latihan secara rutin tentunya olah vokalnya makin jelas dan matang. Pihaknya optimis dengan kemauan yang kuat dan latihan rutin, apa yang diinginkannya bisa tercapai. Untuk itulah, Shella berupaya keras menggapai cita-citanya, termasuk keinginannya mendirikan sekolah musik dan juga komunitas perkumpulan

musik di Banua ini. “Rasanya senang kumpul dengan komunitas musik, dapat menambah pengalaman bermusikku,” ucap gadis yang mempunyai moto Always be yourself and never be anyone else, yang artinya Selalu menjadi diri sendiri dan jangan pernah menjadi orang lain. (dwi)

Biodata Nama Panggilan TTL Pendidikan Prestasi

: : : :

Shella Ikhfa Amalia Shella Banjarmasin, 07 Januari 1996 Pelajar di SMK Negeri 3 Banjarmasin ■ Juara 2 Wanita di Pemilihan Bintang RadioTingkat Prov Kalsel 2013. ■ Juara 1 Art Attack Singing Contest FKIPU nlam Banjarmasin 2014. ■ Juara 1 Laga Swara BillBoss 2013. ■ Juara 1 Lomba Menyanyi Pesta KPR Bank BTN Banjarmasin.

Shella Ikhfa Amalia ISTIMEWA

Naila Pelajari Budaya Banjar NAILA Nabila gadis manis berwajah fotogenik ini tengah fokus persiapan dirinya di ajang pemilihan Nanang dan Galuh Kabupaten Banjar yang

akan diadakan dalam waktu dekat. Finalis Putri Kalsel 2013 itu sudah daftar, dalam waktu dekat akan mengikuti seleksi

Naila Nabila

awal. “Mudah-mudahan bisa memberikan yang terbaik,” ucapnya ramah. Gadis kelahiran Martapura, 15 Januari 1994 ini mengaku tengah mendalami tentang potensi budaya khususnya di Kabupaten Banjar. “Pendalaman pengetahuan lebih fokus tentang budaya, baik budaya Kalsel, menghafal lagu daerah maupun mempelajari adat istiadat Kabupaten Banjar,” jelas gadis yang fasih berbahasa Inggris ini. Naila yang pernah masuk 80 besar finalis wajah majalah anak muda Aneka Yess ini kembali mencoba kemampuan

diri di even lomba pemilihan Naga Banjar. Dengan kemampuan yang dimilikinya, Naila berupaya tampil maksimal agar bisa mendapatkan hasil yang terbaik. Ditanya kenapa menghafal lagu daerah? Menurut gadis yang bercita-cita jadi dosen ini, nantinya akan menunjukkan kemampuan bernyanyi lagu daerah. Tak hanya belajar budaya, Naila browsing internet untuk mendapatkan tambahan pengetahuan. Tak lupa untuk bertanya-tanya dengan teman yang pernah mengikuti ajang

itu. “Paling tidak tanya apa saja yang perlu disiapkan, tesnya gimana. Ya, pokoknya semua tentang pemilihan Naga itu,” jelas mahasiswi Uniska jurusan Bahasa Inggris ini. Selain uji kemampuan diri, ia berharap dengan mengikuti pemilihan Nanang Galuh Kabupaten Banjar 2014, tentunya akan menambah wawasan ilmu dan tentunya pertemanan. “Mudah-mudahan bisa memberikan yang terbaik. Mohon doanya,” kata putri pasangan Rusdi MPd dan Aida Rosvitawaty SPd ini. (dwi)

ISTIMEWA

0205/M11


12

People in Motion

Metro Banjar

JUMAT

2 MEI 2014

Facebook Gabung di FB Metrobjr SEMINGGU terakhir ini, sejumlah bidan PTT daerah mendapat telepon dari seseorang yang mengaku sebagai Kepala BKD Banjar Pangeran Abidinsyah. Orang itu mengaku bisa menguruskan pengangkatan bidan PTT sebagai PNS asal menyerahkan dana sebesar Rp 9,5 juta. Wahyuda Akbar Rifani Bapintar pintar zha barataan, kita ni sudah 3,5 abad dibunguli orang dan 3,5 tahun dibunguli orang pulang. Bapintar-pintar zha lagi kita ne. KHAIRIL RAHIM

KHAIRIL RAHIM

TINJAU LOKASI - Anggota CFF Banjarmasin saat meninjau lokasi kebakaran di RT 29 RW 02 Kelurahan Pelambuam Banjarmasin Barat.

ANGGO TA CFF - Para relawan yang tergabung dalam Community Fire Fighter ANGGOT (CFF) Banjarmasin.

SELIMUT UNTUK KORBAN KEBAKARAN KEBAKARAN yang terjadi di RT 29 RW 02 Kelurahan Pelambuam Banjarmasin Barat, Selasa (23/4/2014) pukul 16.00 Wita lalu menyisakan duka bagi para korban. Mereka tidak hanya memerlukan tempat tinggal dan bahan makanan, tetapi juga perlu pelindung tubuh di saat tidur di tenda pengungsian. Keluhan para korban kebakaran itu pun terdengar oleh para relawan Banua

yang tergabung di Community Fire Fighter (CFF) Banjarmasin. Para relawan itu pun langsung meresponsnya. Secara suka rela turun ke jalan untuk menggalang dana di simpang tiga Jalan Jati Banjarmasin. Beberapa hari turun ke jalan, hasilnya langsung disumbangkan kepada para korban berupa selimut, sembako dan barang keperluan lainnya.

LENSA FB BAGI teman-teman yang hobi fotografi, bisa gabung di Lensa FB. Kirim atau tag foto Anda yang menarik dan unik ke akun Metro Banjar, Metrobjr II atau Koran Metrobjr. Foto yang terpilih kami tayangkan di koran Metro Banjar. Maaf, tanpa imbalan. Trims.

Sumbangan itu diserahkan Minggu kemarin yang diterimakan oleh Kasmaniansyah selaku ketua RT setempat. “Itu bukti bahwa kami mengumpulkan dana benarbenar disalurkan kepada yang berhak menerimanya,” tandas Ketua CFF Banjarmasin Murjani yang didampingi humasnya Bang Rizal. Mewakili warga, Kasmaniansyah yang rumahnya ikut terbakar mengaku terharu dan senang dengan adanya sumbangan yang diberikan para relawan. “Selain tempat tinggal dan bahan makanan, kami memang memerlukan selimut. Dengan adanya bantuan ini, tentunya akan sangat bermanfaat bagi warganya yang membutuhkan,” kata Kasmaniansyah. Murjani menjelaskan, Komunitas CFF Banjarmasin dibentuk pada November 2013. Saat ini memiliki 30 anggota relawan yang siap terjun ke lapangan untuk membantu masyarakat yang tertimpa musibah. Komunitasnya akan terus berjuang membantu para korban bencana. Oleh sebab itu, sangat perlu kerja sama dengan semua pihak, tandasnya. Murjani mengakui, komuni-

tasnya masih memerlukan beberapa relawan lagi. Siapa pun dapat bergabung, tidak hanya anggota BPK. Sampai saat ini pihaknya masih membuka pendaftaran untuk anggota baru yang akan bergabung. Untuk menjadi anggota CFF tidak ada persyaratan khusus, hanya diminta mengisi formulir perndaftaran anggota dan menyerahkan pas foto 2x3 sebanyak dua lembar. “Pendaftaran tidak dipungut biaya, hanya menebus baju seragam komunitas sebesar Rp 150 ribu,” kata Murjani seraya mengatakan, karena komunitas ini sifatnya relawan,

Ibnu Mariekjora Part II Bahaya, penipuan tuh!

Dewibantetz Mamanyaufa Hpuskan sogokan or pungli....

sehingga tidak ada gaji atau honor dan sifatnya sukarela saja. “Di sini kita menjunjung persaudaraan dan kemanusiaan, tenaga yang kita sumbangkan sukarela untuk para korban bencana,” jelasnya. Ke depannya, komunitas ini tidak hanya bergerak di bidang sosial mengumpulkan dana bagi para korban, tapi juga menggelar berbagai kegiatan lain. “Kita sudah merancang akan menggelar gathering bersama komunitas sosial lain. Selain itu juga ada pertemuan intern sesama anggota untuk mempererat tali silaturahmi,” jelasnya. (arl)

: Wahda Sie Bocah Muetcmuetc : Mejeng setumat di WC bioskop

Nisa Aulia Ramadhani Andut banar tu manusia biadab. . . . . Erny Akira Hikaru Jgn percaya dengan calo kya gitu.. harus percya sma diri sndiri klo bisa tanpa calo sprti itu.. Intinya percya sma kemampuan sendiri. Zuy’kani Milanesti Hati-hati penipuan

Djamaluddin Ditangkap aja calo itu. Sandie Adjjah Penipu itu! Tanpa adanya bukti klo dia tu BKD Banjar, lgi pula skrng jdi PNS tu nggk sembarangan Muhammad Alie Akbar Urg gila banar ae yg prcaya

Heri Loteks Ghokillz Modus penipuan za to.... KHAIRIL RAHIM

SERAHKAN BANTUAN - Ketua CFF Banjarmasin Murjani saat menyerahkan sumbangan berupa selimut dan sembaki kepada warga yang diterimakan ketua RT setempat.

Galang Aksi Solidaritas Foto Keterangan Foto

Teguh Konyeng Kada salah nang mambunguli tapi nang salah otak kita terlalu banafsu handak mambunguli, pahami saurang

COMMUNITY Fire Fighter (CFF) Banjarmasin terbentuk bermula dari seringnya aksi solidaritas para anggota Barisan Pemadam Kebakaran (BPK) Banjarmasin untuk kegiatan sosial. “Kesamaan visi dan misi itulah lalu tercetus ide untuk membuat komunitas ini. Makanya anggota CFF keb-

anyakan anggota BPK, jelas Rizal, humas CFF Banjarmasin. Siapa pun dapat menjadi anggota, syaratnya mudah yaitu: ■ Mengisi formulir pendaftaran ■ Membayar Rp 150 ribu untuk menebus baju seragam ■ Memiliki jiwa sosial yang tinggi ■ Sifatnya sukarela, sehingga tak ada honor. (arl)

Rini Tuty Iyakan aja biar bisa ketemu sama orangx sekaligus, biar mudah meringkusx Ahyudin Syarif Ibnu Al-Gambut Politik Sabun Ainuddin Az-Zukhairy Perlu diselidiki. Nmr tlpn yg nelpn dicek, setelah itu kemana bayarnya atau tempat penyerahan uangnya juga dicek, jadi tau pelakunya. Itu bisa penipuan atau memburukkan ketua BKD Kab Banjar

0205/M12


Banjar

JUMAT

2 MEI 2014

Kalah Jangan Menyerah JANG AN meyerah biar kalah tetap buktikan kepada warga marANGAN tapura tetap belatih bawa martapura menjadi juara divisi utama dan masuk isl +628235 108667 1 +6282351 086671

Pengadil Harus Adil MENT AL WASIT. Wasit adalah sebagai pengadil di MENTAL lapangan,harus wajib adil & seadil-adilnya,kalubelum siap mental adil,jangan coba-coba jadi pengadil(wasit), bahaya bos... +628 125 1771756 +628125 1251

Permainan Terbaik YAA mudahan meenang ªjª , menampil akan permainan yg terbaaik di depan masyarakat banua dan keseportifisan team. Tr y Andar

Wasit Jadi Pengganjal MAR TAPURA fc sebenarnya sudah bermain bgus tapi sayang MART lagi2 wsit jadi pengganjal untk meraih poin. Sani Gilang

Bukan Berarti Gagal ke ISL GAGAL meraih poin tandang bukan berarti gagal ke ISL tahun Depan. Semangat...!! Ale Alexx Sugali

Wasit Jangan Disalahkan WASIT jgn di salah kan!!! dasar ky tu sdh dahulu tuan rmh pasti manang, lebih tajam lagi penyerang mfc supaya bs bnyk cetak gol jd kd meharap dr wasit Adil Dillah

Balas di Demang Lehman KIT A balas kina di Demang Lehmann lah, 5-0 MTP FC menang KITA atas Pusamanita FC Wah yu P er dana ahyu Per erdana

Penting Tetap Optimistis KALAH manang biasa z dalam pertandingan yang penting tetap 0ptimis tahun depan masuk ISL #aamiin Da o Seadan Dayyat S’cw S’cwo Seadanyyaa

Di Kandang 3 Poin Terus ASAL di kandang sorang aja 3 poin terus,,jgn sampai kalah Wawank W ara Phank Wara

Jangan Menyalahkan Wasit JANG AN menyalahkan wasit, sarahnya ai handak me anulir ato ANGAN kada inya pang wasit.... Rendra V an Dijk Van

Kita Jangan Sampai Meniru BIAR ha orang sna kaya apa kh,,bagaimanakh,,wasitnya curang kh,,diri nya jua yg b tanggung jwb kaina,,yang penting kita jngn smpae meniru mereka dannnn harusss 3 poin bila main d SDL,, Dani Opha

Tapi Wasit yang Bicara UND A nonton lgsung...panas bnr maennya...tp wasit yg bicara UNDA !! Bls kna di SDL Muhammad Iqbal

Kalah Menang Sudah Biasa

Soccer Land

13

Metro Banjar

BENAHI SEKTOR SAYAP KEKALAHAN yang didapat saat menjalani laga di kandang Pusamania Borneo FC, Jumat (29/4) memang begitu menyakitkan bagi tim Martapura FC. Terlebih kekalahan 2-1 itu dikarenakan aksi ‘nakal’ wasit yang memimpin laga. Dalam laga di Stadion Segiri, Samarinda itu, gol Borneo FC dicetak Fery Aman Saragih dan Mahamadi Ilboudo, sedangkan gol MFC dicetak Adam Alis Setyano (edisi sebelumnya ditulis Ismail Marzuki) Meski demikian, Martapura FC enggan terlalu larut dalam suasana kekalahan tersebut, dan kini fokus menatap laga berikutnya di Grup 6 Divisi Utama 2014, menjamu Perseta Tulungagung, Selasa (6/5). Sebagai persiapan untuk menjalani laga kandang kedua ini, tim pelatih yang terdiri atas Frans Sinatra Huwae,

Abunawas, Taufik dan Ahmad Yono ini terus melakukan evaluasi. Salah satu yang menjadi fokus perhatian tim pelatih untuk dilakukan pembenahan adalah permainan di sektor sayap. Sektor ini dinilai belum berjalan secara maksimal karena pemain di posisi tersebut lebih condong bermain secara individu. “Permainan di sektor sayap ini belum benarbenar berjalan sesuai yang kami inginkan. Winger

kepada striker dan ketika mengambil keputusan untuk membawa bola sendiri. Hal ini tentunya akan berdampak kepada suplai bola terhadap striker terkadang tidak berjalan dengan baik. “Tentunya

kami lebih condong bermain individu,” ujar pelatih kepala Martapura FC, Frans Sinatra Huwae. Selain itu, menurut Frans, pemain di sektor sayap terkadang kurang memperhatikan timing bermain, khususnya saat harus melepaskan umpan

kami inginkan serangan yang dibangun dari sektor tengah dan sayap ini imbang, agar serangan semakin bervariasi. Makanya hal ini akan terus kami benahi menjelang laga berikutnya,” pungkas mantan penggawa timnas Indonesia ini.(ran)

Pembenahan Sektor Sayap ● Pemain masih condong bermain individu ● Kurang memperhatikan waktu mengumpan ● Pengambilan keputusan menggiring bola sendiri

Sapu Bersih Laga Kandang DARI empat laga yang telah dilakoni Martapura FC (MFC) di Divisi Utama 2014, baru lima poin yang diraih hasil dari sekali menang, sekali kalah dan dua kali seri. MFC menempati posisi 4 klasemen sementara Grup 6. Dengan torehan ini, raihan poin maksimal di putaran pertama adalah 14, jika tiga laga sisa mampu dimenangi. “Semula kami menargetkan meraih poin 21 selama putaran pertama ini,” ujar Manajer MFC, Ami Said. MFC masih menyisakan tiga laga di

putaran pertama, melawan Perseta Tulungagung (6 Mei 2014) dan Persida Sidoarjo (18 Mei 2014) di Stadion Demang Lehman. Melawan Kalteng Putra di Palangkaraya, 10 Mei 2014. Diharapkan, tiga laga itu bisa dimenangi. Lalu, untuk putaran kedua, empat laga kandang wajib disapu bersih dengan tiga poin tiap pertandingan. Sementara, di tiga pertandingan away, minimal bisa meraih satu kemenangan. Dengan begitu, peluang merebut tiket ke putaran kedua sangat terbuka. (ful)

Dipecat Usai Kalahkan MFC

GAK apa2,,, kalah menang udah biasa,, yg penting bisa konsisten memenangkan pertandingan yg akan datang.... Edy Pra Prayyogi

Tiga Poin Wajib TIG A poin wajib di raih mfc menghadapi TIGA perseta @Iw anBolt @IwanBolt BA GI Anda yang ingin mendukung klub BAGI lokal kebanggaanmu Martapura FC, Peseban Banjarmasindan lainnya, kirim SMS 08 134969 1195), Facebook (Mar Mar tapura Fc (08 081 349691 Martapura Fc) @Mar tapuraFC atau Twitter (@Mar @MartapuraFC tapuraFC)

Nus YYadera adera NET

USAI mengalahkan Martapura FC (MFC) 2-1, Selasa (29/5) lalu, Pusamania Borneo FC malah memecat Nus Yadera sebagai pelatih dan digantikan mantan arsitek Persija Jakarta, Iwan Setiawan. Grafik permainan Borneo FC yang hanya mengantongi kemenangan saat laga kandang belum membuat manajemen Pesut Etam puas. Atas dasar itu, manajemen Borneo FC melakukan perubahan dijajaran pelatih. “Sudah diperkenalkan seusai pertandingan dengan Martapura FC.

Harapannya bisa membuat tim ini lebih kokoh lagi mengejar target lolos ke ISL musim depan,” ujar Nabil Husein Said Amin, komisaris PT Nahusam Pratama Indonesia. Dari informasi yang didapat, Iwan Setiawan terhitung resmi membesut Borneo FC seusai mengalahkan Martapura FC di Stadion Segiri Samarinda. “Iwan sudah positif dengan tim ini, debut dia dimulai saat kami melawat ke kandang Persekap Pasuruan dan Deltras Sidoarjo,” tambahnya. (mys)

ISNAN Ali (merah) berduel dengan pemain Borneo FC, Selasa (29/4). TWITTER/PUSAMANIA

Gr up 6 Divisi Utama Grup Jadwal Laga, Sabtu (3/5) Kalteng Putra vs Perseta

Klasemen Sementara 1. PERSIDA 2. BORNEO FC 3. PERSETA 4. MARTAPURA FC 5. PSMP 6. PERSEKAP 7. DELTRAS 8. KALTENG PUTRA

4 4 4 4 4 4 4 4

3 3 2 1 1 1 0 0

0 0 1 2 2 1 2 2

1 1 1 1 1 2 2 2

5-1 6-4 6-6 4-3 3-4 6-5 2-5 3-7

9 9 7 5 5 4 2 2

Top Skor 3 Gol Henrique Conceicao (Persekap) William Anthony (Perseta) 2 Gol Danilo Fernando (Borneo FC) Febri Setiadi (Borneo FC)

0205/M13


14

Futsal Blitz

Metro Banjar

Menambah Kawan Baru LIBUR sekolah dimanfaatkan Fahreza mengumpulkan teman-teman alumni SMPN 7 Banjarmasin 2012. Sebagai sarana reuni dengan teman lamanya dengan bermain futsal di Surya Sport Hall Banjarmasin, Kamis (1/5). “Biasanya seminggu sekali kita kumpul-kumpul dengan teman seangkatan. Kebetulan hari libur, kami bertemuan di Surya sambil main futsal,” papar siswa SMK Farmasi ISFI Banjarmasin ini disela-sela bermain futsal. Ditambahkan dia, ada dua keuntungan yang dengan reuni di arena futsal, selain menjalin silaturrhami bersama teman, badan pun menjadi sehat berkat berolahraga. Rekannya, Ari Darmawan, menambahkan reuni di arena futsal juga murah meriah. “Kita cukup urunan Rp 10.000 per orang untuk bayar sewa lapangan,” tandasnya. Di acara reuni alumni SMPN 7 Banjarmasin itu, di antaranya hadir Ari Darmawan, Fahreza, Rahmad Setianoor, Fikri, Adi, Khaidir, dan Ari Gifari. Sewaktu akan main futsal, ada teman-temannya dari SMA PGRI 7 Banjarmasin mengajak beruji coba dan langsung dilayaninya. “Kita tak hanya reuni dengan teman lama, juga mendapat teman baru saat melawan SMA PGRI 7,” kata Ari Gifari. Ditambahkan dia, melawan SMA PGRI 7 yang diperkuat Dhani, Aditya, Sayid, Amat, Dimas, dan Ari, tidak perlu terlalu serius bermainnya. Malah, saat rekan mereka, Jibal, yang tinggal berhadapan dengan kiper, tendangannya tidak masuk, temantemannya satu timnya hanya tertawa menyaksikan. “Namanya main baramian, tidak masuk tak masalah,” papar Ari. (ful)

BPOST GROUP/SYAIFUL ANWAR

2 MEI 2014

HADI PENASARAN BOBOL GAWANG WAHYUDI RASA penasaran terus menghantui pemain depan Bunyamin FC, Hadi Ichsan, terhadap kiper Real SCMM, Wahyudi. Pemain nomor punggung 10 ini selalu kesulitan bila berhadapan dengan tembok terakhir SCMM tersebut. Di sesi kedua Liga Futsal Banjarmasin(Lifuba) yang berlangsung di GOR Borneo Futsal, Sabtu (3/5) sore, merupakan kesempatan buat Hadi membuat sejarah menaklukkan Wahyudi. “Wahyu sangat susah dibobol dan selalu ada saja caranya memblok tendangan lawan. Saya punya motivasi kuat membobol gawangnya dalam pertandingan besok,” kata pemain depan Bunyamin ini. Apalagi di partai pembuka lalu, pemain bernomor punggung 10 ini telah menyumbangkan satu gol, saat timnya menahan imbang tim unggulan Subaru FC dengan skor 2-2. Selain ingin menaklukkan kiper Wahyu, motivasi lain yang ingin dicapai Hadi mengalahkan SCMM. Pasalnya, dari lima kali pertemuan, hanya sekali menang dan empat sisa-

BPOST GROUP/SYAIFUL ANWAR

PER TANDING AN Liga Futsal Banjarmasin(Lifuba) di di GOR Borneo Futsal, beberapa hari lalu. PERT ANDINGAN

min akan menerapkan stranya menderita kekalahan. Jadwal Pertandingan tegi yang berbeda saat me“Kehadiran mantan Sabtu (3/5) pemain PON, Ari Iting, Z Borneo Nusantara vs UI Banjarmasin ngalahkan UI. “Bunyamin merupakan saya harapkan menjadi Z FKB vs Serasi FC tim yang sudah lama terbeninspirasi kami mengalah- Z SCMM vs Bunyamin FC tuk dan cukup kompak. Akan SCMM. Kami sudah Z Subaru FC vs Wira MP palagi dengan kehadiran Ari ada kreator di tengah un- Z Fernando FC vs PDAM membuat gaya permainantuk mengatur irama per- Z Fortis FC vs Global FC nya tambah bagus,” jelasnya. mainan tim,” tandasnya. Menurut dia, bila melawan Ofisial Bunyamin FC, Sani, terbuka, kami akan melakukan mengatakan saat menghadapi serangan cepat dan diharapkan UI sering passing pemainnya SCMM akan bermain zona de- membuahkan gol,” tandasnya. salah dan bisa dimanfaatkan Terpisah, pelatih Real SC- untuk melakukan serangan fend sambil mencari kelengahan pemain belakang lawan. MM, Syarifuddin ‘Suhu’, me- balik yang cepat dan mem“Bila pertahanan lawan ngatakan menghadapi Bunya- buahkan gol.

Tambah ‘Amunisi’ Baru

ALUMNI SMPN 7 Banjarmasin saat bermain futsal, Kamis (1/5).

JUMAT

TIM futsal Banjarmasin yang berhasil meraih juara Kejuara Olimpiade Olahraga Seni dan Nasional (O2SN) Futsal antar-SMK se-Kalsel, akan terus berbenah sebelum berlaga di O2SN tingkat nasional yang berlangsung di Jakarta, Juni 2015 nanti. “Kita tidak bisa dengan materi pemain yang ada. Perlu tambahan minimal tiga pe-

main agar tim tambah solid dan bisa bersaing dengan 33 provinsi lain,” kata Noor Rahman, ofisial tim, Kamis (1/5). Menurut dia, berdasarkan evaluasi dari pertandingan O2SN antar-SMK se-Kalsel beberapa waktu lalu, titik terlemah di tim asuhan Edy Susanto itu ada di sektor bertahan dan menyerang. Menurut Engko, panggilan akrab Noor Rahman, bila ber-

harap pemain yang ada saja sangat berat berharap meraih juara. Saat dipertandingan rayon Kalsel saja, tim Banjarmasin ini saja harus mengalahkan wakil HSS di final, Selasa (30/4) lalu, sangat mudah ditembus dan hanya mampu menang melalui adu penalti. Selain tambahan suntikan tiga pemain anyar, kata Engko, di tim Banjarmasin ini perlu

digenjot fisiknya agar bisa main spartan selama 2x20 menit. Terpisah, kapten tim futsal O2SN Banjarmasin, Sandy mengatakan sangat mendukung tambahan pemain baru. “Memang di lini belakang kita cukup lemah, sehingga sering di freshing lawan dalam pertandingan lalu. Sebagai kiper juga waswas bila mendapat tekanan lawan,” katanya. Sandi pun berjanji akan membawa timnya menembus semifinal O2SN antar SMK tingkat nasional. (ful)

Berbeda dengan Bunyamin, sangat sulit mencari kesalahan dibuat pemain lawan. Mereka sangat padu san punya pengertian satu sama lain. “Saya akan mengubah formasi yang kami mainkan sewaktu melawan UI,” kata Suhu yang merahasiakan formasi yang bakal diterapkan nanti. Tapi dia sedikit memberi bocoran dalan pertandingan nanti akan bermain sabar dan bermain efektif, untuk meredam kekompakan tim lawan. (ful)

PEMAIN FUTSAL O2SN KALSEL Z Sandy (SMKN 5 Banjarmasin) Z Dicky Wahyuni (SMKN 5 Banjarmasin) Z Muhammad Yurda (SMKN 5 Banjarmasin) Z Muhammad Abdiannor SMKN 5 (SMKN 5 Banjarmasin) Z Achmad Rizali (SMKN 5 Banjarmasin) Z Muhammad Antony (SMKN 2 Banjarmasin) Z M Soleh (SMKN 2 Banjarmasin) Z M Bayu Pratama (SMKN 3 Banjarmasin)

0205/M14


JUMAT

Good News

2 MEI 2014

Metro Banjar

15

A dv er t orial dver

CEMPAKA SIAP MENUJU PENGEMBANGAN TPA REGIONAL PROGRAM Banjarbakula Kalsel menuju Kota Metropolitan yang mencakup akses terpadu Kota Banjarmasin, Kota Banjarbaru, Banjar, Batola dan Tanahlaut, salah satunya menyiapkan terbentuknya TPA sampah Regional. Kota Banjarbaru sebagai yang terpilih untuk penyiapan TPA Regional, menyatakan kesiapannya sebagaimana ditegaskan Wali Kota Banjarbaru, HM Ruzaidin Noor. “TPA yang ada di Kota

Banjarbaru yakni TPA Hutan Panjang di Gunung Kupang Kecamatan Cempaka, sudah mengalami perkembangan kemajuan pesat sedemikian rupa dan siap dikembangkan menjadi TPA Regional. Proses perluasan lahannya sudah berjalan, demikian pula untuk akses ke TPA selain jalan yang ada, rencananya akan dibangun jalan khusus TPA di luar lingkungan pemukiman,” kata Ruzaidin Noor. Kondisi luas lahan TPA

BANJARMASIN POST GROUP/SYAIFUL AKHYAR

JEMBA TAN Timbang yang dilintasi truk TPA Hutan Panjang setelah JEMBAT diresmikan operasionalnya.

BANJARMASIN POST GROUP/SYAIFUL AKHYAR

HUT AN Panjang yang merupakan TPA Sampah Banjarbaru HUTAN

Hutan Panjang Banjarbaru di wilayah Kecamatan Cempaka yang ada seluas 10 hektare yang terbagi pada zona A (5 hektare) dan zona B (5 hektare). Saat ini aktivitas pemrosesan sampah untuk zona A sudah mencapai tahap maksimal dan akan beralih ke zona B. Ruzaidin menegaskan, Pemko Banjarbaru bersama dukungan bantuan aparat TNI mengupayakan pembangunan akses jalan khusus TPA sehingga hilir mudik armada angkutan sampah tidak lagi melalui lingkungan pemukiman warga. “Adanya akses jalan khusus ini sangat penting untuk mengimbangi perkembangan TPA yang semakin besar menuju TPA Regional,” ucapnya. TPA Hutan Panjang telah menyiapkan tambahan lahan seluas 30 hektare tepat berada di sebelah utara zona A TPA Hutan Panjang. Untuk pembebasan lahan itu, selain kerja sama SKPD terkait terutama Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (DPPKAD), peran Camat Cempaka beserta lurah wilayah setempat dalam merangkul dukungan partisipasi masyarakat setempat pun menjadi ujung tombak keberhasilan program pengembangan TPA Regional. “Pengembangan TPA Regional mendapat respons positif dukungan masyarakat. Ini karena masyarakat sekitar telah merasakan manfaat dari pengembangan TPA Hutan Panjang yang ada. Apalagi jika dikembangkan lebih besar menjadi TPA Regional,” ucap Camat Cempaka, Hidayaturrahman.

Tak hanya menjadi sumber penghasilan, TPA menghasilkan berbagai produk olah limbah sampah di antaranya seperti pupuk dan gas metan. “Stasiun Penampungan Bahan Bakar Gas metan (SPBBG) TPA, dimana gas metan yang dihasilkan dari sampah dikemas dalam bentuk tabung gas pada SPBBG TPA, kini dapat digunakan masyarakat sebagai pengganti minyak tanah atau elpiji,” akunya. Melihat besarnya manfaat dari pengembangan TPA, tak heran bila masyarakat memberikan dukungan untuk pengembangan TPA Regional. Dukungan tersebut di antaranya melalui kesediaan membebaskan lahan untuk pengembangan lahan TPA setempat. Program Kecamatan Cempaka menembus batas membuka isolasi wilayah pun menjadi salah satu yang mendukung pembukaan akses jalan TPA di Gunung Kupang. Sebelumnya telah terbangun akses badan jalan dari Transad Gunung Kupang tembus Jalan Transpol Ujung Sungai Surian sepanjang 4 kilometer yang sudah dalam kondisi perkerasan. Berikutnya disambung dengan pembangunan badan jalan yang menghubungkan Transpol Ujung Murung Kelurahan Sungai Tiung Cempaka sepajang 6,5 kilometer dengan lebar badan jalan 30 meter hingga simpang Jalan M Cokrokusumo - Jalan Taruna Bhakti Palam. “Program kecamatan menembus batas membuka isolasi wilayah mendapat dukungan kuat warga masyarakat Kecama-

BANJARMASIN POST GROUP/SYAIFUL AKHYAR

BANTU AN TTABUNG ABUNG G AS - Wali Kota Banjarbaru HM Ruzaidin Noor menyerahkan bantuan tabung BANTUAN GAS gas metan yang merupakan produksi SPBBG TPA Hutan Panjang Banjarbaru.

tan Cempaka. Seperti di Transad Gunung Kupang Sungai Surian, Transpol Ujung Sungai Tiung. Warga mau menghibahkan tanahnya untuk pembukaan akses jalan dan ini mendukung percepatan perkembangan pembangunan dan perekonomian warga stempat,” ucap Hidayaturrahman. Kepala Dinas Kebersihan dan Pertamanan, Rustam Effendy didampingi Kabid Kebersihan, Sirajoni mengakui, pengembangan TPA Hutan Panjang terus digenjot sampai target realisasi TPA Regional. “Proses penyiapan lahan untuk pengembangan TPA Hutan Panjang sudah berjalan, berbagai pembenahan pun terus kita upayakan sampai

TPA Regional dapat direalisasikan,” ucap Rustam. Peningkatan pengembangan TPA Hutan Panjang ini bahkan sudah berpengaruh

mendongkrak penilaian lingkungan Adipura Kota Banjarbaru tahun ini untuk obyek TPA di atas poin 71 dari sebelumnya di bawah 60 poin. (*)

BANJARMASIN POST GROUP/SYAIFUL AKHYAR

TPA yang disiapkan sebagai TPA Regional.

Advertorial

KELILING BENTENG ULU BENTUK ARISAN JAMBAN KELUARGA ■ Dua Tahun Bebas Jamban Apung

BANJARMASIN POST GROUP/HARI WIDODO

CAMA T Martapura Barat Junaidi bersama Pambakal Kelililng Benteng Ulu Mahlani dan tokoh CAMAT masyarakat dalam pembentukan arisan jamban keluarga

MASYARAKAT Banjar memang sudah terbiasa hidup di tepi sungai. Semua kegiatan, mandi, cuci, kakus (MCK) dilakukan di sungai. Karena itu, jangan heran jika di sepanjang Sungai Martapura berjejer jamban apung. Setiap pagi, ataupun sore jamban-jamban apung yang berjejer di tepi Sungai Martapura ramai oleh aktivitas warga. Tentu saja, keberadaan jamban apung ini memberikan sumbangan limbah berupa kotoran manusia yang mengandung bakteri ecolii. Tidak terkecuali di Desa Keliling Benteng Ulu, Kecama-

tan Martapura Barat. Masyarakat setempat, tinggal di tepi Sungai Martapura dan melakukan aktivitas MCK di Sungai Martapura. Karena itu, Desa setempat warganya juga yang termasuk menyumbang limbah ke sungai setempat. Namun, dalam waktu 27 bulan ke depan jumlah warga di Desa Keliling Benteng Ulu yang membuang hajat di sungai dipastikan akan jauh berkurang. Bahkan, Desa setempat akan bebas dari warga yang buang hajat di Sungai Martapura. Sejak pekan tadi, warga di

Desa Keliling Benteng Ulu meresmikan pembentukan sekaligus pencabutan arisan jamban. Arisan ini cukup antusias diikuti warga setempat. Sebanyak 55 warga pun, ikut arisan yang setiap dua minggu sekali dicabut di rumah Pambakal Keliling Benteng Ulu, Mahali. Hasilnya, H Ukaili yang beruntung. Dia mendapatkan dana sebesar Rp 1.650.000 dari cabutan arisan yang diikutinya. Tentu saja, H Ukaili begitu gembira. Dana tersebut, akan digunakannya untuk membangun WC di rumahnya. “Wah, gembira sekali arisan seperti ini. Kita bisa bangun WC

di rumah. Kalau di batang (di sungai) repot. Apalagi, kalau malam-malam lagi kebelet harus turun ke batang kan susah. Bisa kepeleset jatuh ke sungai,” ujar H Ukaili. Pambakal Keliling Benteng Ulu, Mahlani mengaku, juga begitu gembira karena akhirnya gagasan untuk membentuk kelompok arisan jamban bisa diwujudkan. Pada hari ini, tercatat anggota kelompok arisan jamban di desanya sebanyak 55 orang. Setiap warga, katanya, membayar Rp 30 ribu untuk cabutan setiap dua minggu. Dana yang bisa diperoleh dari setiap cabutan ini sebesar Rp 1,65 juta. Dari dana itu, warga bisa membangun jamban di rumah. “Kalau ada kekurangan warga tinggal menambah sedikit saja. Respon warga, sangat tinggi untuk ikut kelompok arisan jamban ini. Sebab, mereka selama ini juga susah kalau harus turun ke sungai. Apalagi kalau malam hari,” ujarnya. Menurutnya, kegiatan ini bentuk riil dukungan desanya dalam program pola hidup bersih dan sehat (PHBS). Dengan WC di rumah ini,, warga tidak perlu lagi membuang kotoran ke sungai sehingga di kemudian hari diharapkan bisa mengurangi limbah kotoran ke Sungai Martapura. “Mudah-mudahan ini bisa menginsipirasi warga di desadesa lainnya sehingga perlahan kita bisa menjaga kebersihan Sungai Martapura,” ujar Mahlani. Camat Martapura Barat Junaidi mengaku begitu gem-

bira dengan terbentuknya arisan jamban keluarga/wc di Desa Keliling Benteng Ulu. Arisan ini, sangat sejalan dengan program pola hidup bersih dan sehat (PHBS)yang ditekankan oleh Pemkab Banjar terutama Ketua TP PKK Banjar Hj Raudhatul Jannah. Istri Bupati Banjar, selama ini di setiap kesempatan selalu mengajak warganya untuk memulai hidup bersih dan sehat. Dengan pendekatan arisan, warga tertarik diajak untuk membangun jamban keluarga di rumah-rumah mereka. Sebenarnya, kalau dilihat respons warga cukup banyak yang tertarik untuk membangun jamban keluarga akan tetapi mungkin persoalannya selama ini di dana. “Ini salah satunya yang sangat positif. Warga melalui arisan ini, istilahnya nabung

BANJARMASIN POST GROUP/HARI WIDODO

CAMA T Mar tapura Barat Junaidi memberikan sambutan CAMAT pembentukan arisan jamban keluarga/wc di rumah Pambakal Keliling Benteng Ulu.

untuk bisa membangun jamban keluarga di rumah. Kalau kurang, ya tinggal nambah sedikit. Mereka tidak lagi membuang air besar ke Sungai. Mudah-mudahan, ini bisa berlanjut ke Desa-Desa lainnya sehingga

untuk Kecamatan Martapura Barat di sepanjang Sungai Martapura tidak lagi ada jamban apung. Secara langsung, ini tentu akan berdampak terhadap berkurangnya limbah ke Sungai,” ujar Camat. (*)

BANJARMASIN POST GROUP/HARI WIDODO

SUASANA akrab diantara camat, pambakal dan tokoh masyarakat dalam pembentukan arisan jamban keluarga di Desa Keliling Benteng Ulu Kecamatan Martapura Barat.


16

Crime Story

Metro Banjar

JUMAT 2 MEI 2014

Curi Trail untuk Foya-foya RANTAU - Secara beruntun, dalam sepekan jajaran Polres Tapin menangkap empat orang pelaku pencurian sepeda motor (curanmor). Pada Senin (28/4) lalu dua orang pelaku curanmor berhasil ditangkap dan Rabu (30/4) petang, kembali dua pelaku curanmor ditangkap. Aulia Rahman (19) warga Bitahan Kecamatan Lokpaikat, Tapin dan Ahmad Zaini (18) warga Parigi Kecamatan Bakarangan, Tapin, dibekuk di rumahnya masing-masing, Rabu (30/4). Saat membekuk dua tersangka itu, jajaran Polsek Tapin Utara mengaku berhatihati, sebab keduanya sudah sering membuat onar di Tapin bahkan sudah pernah masuk penjara. Kepada penyidik, Aulia

Rahman dan Ahmad Zaini mengakui melakukan pencurian sepeda motor jenis trail dan menjualnya ke Desa Paramasan seharga Rp 2 juta. Adapun uang hasil penjualan sepeda motor curian tersebut digunakan untuk berfoya-foya. Menurut Aulia Rahman dirinya akan insaf melakukan kejahatan karena sudah dua kali masuk penjara, sebelumnya dia terlibat kasus membongkar toko. Sedangkan Ahmad Zaini sebelumnya juga sudah pernah masuk penjara karena kasus perkelahian. Dijelaskan Kapolsek Tapin Utara, Iptu Sumardiyono, Kamis (1/5), keduanya dibekuk jajarannya karena telah terbukti mencuri satu unit sepeda motor jenis trail, milik Tegar, warga Rantau pada per-

Kejar 3 Pelaku Hingga Luar Banjarmasin BANJARMASIN - Reskrim Polsekta Banjarmasin Barat masih melakukan pengejaran terhadap tiga kakak beradik Amit, Husin dan Usuf pelaku pembunuhan terhadap Rizky Akbar alias Eben alias Mr Ben (20), warga Jalan Sutoyo S Gang Sepakat RT 12 Banjarmasin, Minggu (27/4) pukul 21.00 Wita lalu. Kapolsek Banjarmasin Barat, AKP Uskiansyah mengatakan, mereka telah melakukan pengejaran sampai ke luar Banjarmasin berdasarkan informasi masyarakat tentang persembunyian para tersangka tersebut. “Kami sudah mengejar tiga pelaku sampai ke Karang Intan dan Tabunganen. Tetapi mereka belum berhasil ditangkap,” kata Uskiansyah, Kamis (1/5). Kapolsek mengatakan, motif pem bunuhan tersebut untuk saat ini diketahuinya karena pengaduan Amit, adik Husin dan Usuf. Kapolsek berharap pelaku agar menyerahkan diri dan jangan mempersulit pihaknya. “Saya berharap Amit, Husin dan Usuf agar menyerahkan diri untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya. Sementara itu saat ini jajaran Polsek Banjarmasin Tengah, juga telah melakukan perburuan terhadap Amun dan Boy dua pelaku penyerangan terhadap Hendra (30/4) warga Jalan Antasan Kecil Barat RT 10 No 154 di kawasan Pasar Lama Antasan Kecil Barat (AKB) Banjarmasin Tengah, Rabu (30/4)) pukul 14.00 Wita, “Dua pelaku masih belum berhasil kita tangkap. Sejak kejadian sampai sekarang mereka masih tetap kita kejar dan cari untuk ditangkap,” kata Kapolsek Banjarmasin Tengah, Kompol Raymond M Masengi di kantornya. Kapolsek mengatakan, pihaknya belum mengetahui pasti motif penyerangan rumah menggunakan senjata tajam itu. “Info sih antara korban dan pelaku pernah terlibat persoalan. Tetapi persialan apa kita belum tahu,” kata Kapolsek. Seperti yang diberitakan, Rizky Akbar alias Eben alias Mr Ben warga Jalan Sutoyo S Gang Sepakat RT 12 Banjarmasin, tewas mengenaskan dengan laka tusuk di bagian belakang hingga tebus ke jantung setelah di keroyok kakak beradik Husin, dan Usuf hingga tewas.(buy)

tengahan April lalu. Kronologi pencurian itu, kata Iptu Sumardiyono, ketika pemilik sepeda motor, Tegar sedang main biliar di Jalan By Pass Tapin Utara. Pada (14/4). Saat mau pulang sekitar jam 00.30 wita, sepeda motornya sudah tidak ada lagi di areal parkiran tersebut. Mendapat laporan kehilangan itu, Polsek melakukan penyelidikan, setelah mengantongi nama pelaku, Polsek Tapin Utara langsung membekuk kedua pelaku di rumahnya masing-masing. Kanit Polsek Tapin Utara, Bripka Popo Hartopo, mengakui keduanya sudah pernah berurusan dengan polisi dengan berbagai kasus. “Apalagi Aulia Rahman, sering sekali membuat onar di masyarakat,” kata Bripka Popo. (him)

BANJARMASIN POST GROUP/IBRAHIM ASABHIRIN

CURANMOR - Aulia Rahman dan Zaini dibekuk petugas Polres Tapin karena mencuri sepeda motor trail, Rabu (30/4). Sepeda motor curian sempat dijual seharga Rp 2 juta dan uangnya dipakai foya-foya.

PELURU TEMBUS KAKI AGUS BATULICIN - Bagus Harianto alias Agus (35) hanya tertunduk dan sesekali membersihkan bekas darah mengering yang menutupi luka robek di dahinya akibat amuk massa yangmemergokinyamembawasatu unit sepda motor merek Mio. Saat disambangi di Ruang Unit Reskrim Polsek Simpangempat, Kabupaten Tanahbumbu, kondisi Agus sudah membaik. Luka di dahinya sudah dijahit dan luka bekas peluru di kaki sebelah kiri juga sudah diperban. Warga Jalan Transmigrasi RT 02 Desa Manunggal Kecamatan Karangbintang, Tanbu ini mengaku menyesal dan berjanji tidak mencuri sepeda motor lagi. Agus pun mengaku sudah pernah masuk penjara selama tujuh bulan akibat melakukan pencurian handphone. Saat ditangkap massa, Rabu (30/4) sekitar pukul 19.30 Wita, Agus mengaku menegak pil Zenit sebanyak enam butir. Dikuasai pil Zenit, pikirannya pendek dan berniat melakukan pencurian di rumah korban, Arif Tyo Hanafi (37). Itu setelah di depan teras rumah Arif di Jalan Perjuangan Kelurahan Tungkaranpangeran, sepedamotornya terparkir dengan kunci kontak masih

menempel. Melihat peluang tersebutsepeda motor korban dinyalakan. Namun, dari informasi dihimpun, saat Agus menyalakan sepeda motor korban, istri korban Dianawati memergoki dan berteriak maling berulang kali sehingga Arif datang dan mengejar pelaku yang kabur ke Jalan Batubenawa, Desa Bersujud. Kejar-kejaran pun dilakukan. Saat memasuki Jalan disamping Kantor Kecamatan

Simpangempat dan Kantor Kelurahan Kampungbaru, kendaraan yang dikendarai Agus oleng sehingga terjatuh. Massa yang mengepung langsung memukuli dan menerjangnya. Untungnya, amukan massa yang membenci ulah Agus bisa diredam setelah anggota Reskrim Polsek Simpangempat berada di lokasi tertangkapnya Agus oleh massa yang geram dan kalap memukulinya. Kapolsek Simpangempat,

AKP Heriyanto membenarkan anggotanya sedang melakukan pengembangan jaringan pencuria bermotor di wilayahnya, pasca tertangkapnya tersangka Agus. Dari keterangan, khaki Agus diberi ‘tanda’ oleh polisi karena dikhawatirkan melarikan diri. Pasalnya, Agus masuk dalam daftar pencarian orang (DPO) perkara pencurian kendaraan bermotor. Agus diduga merupakan komplotan pencurian bermo-

tor. Itu karena pengakuannya pernah menjual sepeda motor dan sekali mencuri sepeda motor. Aksi pencurian itu diakui Agus karena himpitan ekonomi setelah tidak bekerja di subkontraktor perusahaan biji besi di Km 10. “Hasil penjualan sepeda motor untuk keperluan sehari-hari. Kalau sepeda motor yang saya curi itu untuk dipakai sendiri,” kata tertunduk karena teringat istri dan dua anaknya. (tar)

0205/M16


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.