21
Patrakomala PARK
ISU
LOKASI SITE Lokasi site berada di Jl. Ir. H. Juanda, Lb. Siliwangi, Kecamatan Coblong, Kota Bandung, Jawa Barat. Site memiliki luas lahan 16.7300 m2 (1,67 Ha).
ANALISIS SWOT
Kota Bandung merupakan Kawasan Urban di Provinsi Jawa Barat dan merupakan Ibukota Provinsi.
12,15%
Dengan proporsi ideal RTH kota sebesar 30%, Kota Bandung baru memenuhi 12,15% dari ketentuan tersebut.
Kec. Coblong
Upaya menyempurnakan kawasan kompak Kota Bandung yaitu dengan menambahkan ruang terbuka hijau. U Kota Bandung
INVENTARISASI Tapak merupakan lahan yang pernah dijadikan bangunan sekolah, namun sekarang kembali menjadi lahan kosong terbengkalai. Terdapat eksisting pohon beringin yang menandakan bahwa walaupun lahan tersebut pernah menjadi lahan dengan perkerasan yang dominan, namun bisa mengembalikan ekosistemnya sendiri dengan baik.
RTH (Ruang Terbuka Hijau) Kota Bandung Tahun 2015
KONSEP DESAIN
S
Lokasi strategis dan mudah diakses, kebersihan dan pemeliharaan yang baik, keanekaragaman biologis dan potensi nilai budaya.
Bunga Patrakomala adalah ikon flora Kota Bandung yang memiliki nama lain Caesalpinia pulcherrima atau Bunga Ki Merak.
W
Keterbatasan ruang yang bisa menyebabkan kepadatan pengunjung, kondisi infrastruktur yang mungkin perlu perbaikan, kesesuaian desain yang mungkin perlu diperbarui.
Ikon flora Kota Bandung yang merupakan tanaman hias tapi juga memiliki manfaat sebagai obat ini menginspirasi desain taman yang sering dipandang sebagai penghias kota namun sebenarnya memiliki manfaat penting mendukung keanekaragaman hayati perkotaaan.
O
Sumber Data Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Bandung.
T
ANALISIS SITE Analisis Vegetasi
Pengembangan taman berkeberlanjutan yang mengedepankan konservasi, penambahan fasilitas baru yang menarik, pemanfaatan ruang-ruang menarik untuk meningkatkan pengalaman pengunjung. Ancaman perubahan penggunaan lahan akibat pembangunan atau komersialisasi, persaingan dengan taman atau rekreasi lainnya, Analisis Aksesibilitas
Tanaman Eksisting (Pohon Beringin)
1. Jl. Ir. H. Juanda (SIsi Timur) 2. Jl. Ciungwanara (Sisi Barat)
Hamparan Semak U
U
Analisis Iklim
Analisis Land Use
Matahari
Komersil
Angin
Pendidikan
Curah Hujan (1.122 mm/tahun)
Jalan
Perkantoran
Permukiman U
U
Jalan
Inspirasi dari bunga Patrakomala ini tergambar pada pola bentuk taman dengan 4 kelopak yang diabstraksikan sebagai 4 fungsi utama dari taman yaitu Fungsi Ekologis, Sosial Budaya, Ekonomi, dan Estetika.
Ekologis Dalam fungsi ekologis taman ini untuk pengamanan keberadaan kawasan lindung perkotaan, tempat perlindungan dan keanekaragaman
Ekonomi Fungsi ekonomi sebagai sarana ekonomi dalam transaksi komuditas produktif
Sosial Budaya
Estetika
Fungsi sosial budaya sebagai sarana masyarakat kota untuk berinteraksi dan tempat rekreasi.
Fungsi estetika untuk meningkatkan kenyamanan serta keindahan lingkungan.