Epaper Edisi 14 Mei 2022 | RADAR BOGOR DIGITAL

Page 1

SABTU 14 MEI 2022 13 SYAWAL 1443 H HARGA RP4.000 BERLANGGANAN RP90.000 TERBIT 12 HALAMAN

KPK Gilir Pejabat Pemkab Bogor

DIPERIKSA TERKAIT KASUS DUGAAN SUAP WTP

*& ) % %' $%$ !)

& " *& ) $ % %' ( ! ' $ " " " $ !' ) ' ( % %'

BOGOR–Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus mengusut kasus dugaan suap yang melibatkan Bupati Bogor Ade Yasin. Kemarin, enam pejabat Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor dipanggil komisi anti rasuah tersebut. Mereka diperiksa terkait kasus dugaan suap pengurusan laporan keuangan Pemkab Bogor tahun anggaran 2021.

& " $ * !%%' $ )%' " &%' $ % %' $ # !$ (* $ ) *( $ * $ $ ) *& ) $ % %' " ! " ( $ ( $ ! $ *& ) $ % %' #

KPK...Baca Hal 10

" !' ) ' ( $ ( *& ) $ % %'

$ !" (* ( ' *& ) $ % %'

% "& & $ ( *& ) $ % %'

! $

" # +

'+ ! " $ + ' ) )* # * ) $) ' # *& ) $ % %' + '+ ! " $ + ' ) (* " !" * )%' + # ! + '+ ! " $ ' ) $ $ " + ' ) # ' !( !$ ( !" + '+ ! " $ + ' ) # ' !(

Q

INDONESIA LAWAN INDIA DI FINAL

JAGA ASA

JUARA

Tim bulu tangkis putra Indonesia menjaga peluang mempertahankan gelar usai melaju ke final Piala Thomas 2022. Anthony Sinisuka Ginting dan kawan-kawan lolos ke laga puncak usai susah payah menyingkirkan Jepang 3-2 di Impact Arena, Jumat (13/5). JAGA...Baca Hal 10

Q

TAMPIL MAKSIMAL: Anthony Ginting, Mohammad Ahsan/ Kevin Sanjaya Sukamuljo dan Shesar Hiren Rhustavito membawa Tim Thomas Indonesia unggul 3-2 melawan Jepang, Jumat (13/5) malam.

Desak Penculik Anak Dijerat UU TPKS BOGOR–Kapolres Bogor AKBP Iman Imanuddin mengatakan, pihaknya masih terus mencari motif di balik penculikan 12 anak dari Kabupaten Bogor dan Jakarta. Pelakunya, Abbi Rizal Afif (ARA), disebut merupakan mantan narapidana (napi) terorisme. ’’Sebab, semua korban ketika ditemukan dalam kondisi baik,” katanya.

DESAK...Baca Hal 10

Waspada Cuaca Panas Hingga Akhir Mei BOGOR–Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) meminta masyarakat untuk mewaspadai kondisi suhu panas atau terik pada siang hari hingga akhir Mei 2022.

Q

“Masyarakat diimbau untuk senantiasa menjaga kondisi stamina tubuh dan kecukupan cairan tubuh terutama bagi warga yang beraktivitas

WASPADA...Baca Hal 10

Q

INDEKS Umumnya di Jabodetabek, dengan suhu kisaran 35-36 derajat celcius,”

LAGI, SIAPKAN OPEN BIDDING PDJT

Deputi Bidang Meteorologi BMKG Guswanto

Baca Metropolis Hal 12

Ragam Tantangan Menyekat Angkutan Pembawa Ternak

PEMBERITAHUAN Sehubungan dengan libur Hari Raya Waisak, Harian Pagi Radar Bogor pada Senin, 16 Mei 2022 tidak terbit. Harian ini akan kembali terbit cetak pada Selasa (17 Mei 2022) mendatang. Tetap ikuti berita-berita terkini di laman radarbogor.id

Pelototi Jalur Tikus, Muatan Daging Beku Boleh Lewat Ada pedagang yang ngeyel berjualan karena yakin kambingnya aman dari penyakit mulut dan kuku. Namun, para sopir pengangkut ternak rata-rata kooperatif saat diminta putar balik.

Terima kasih.

AWASI PERBATASAN: Jajaran Polres Gresik saat melakukan operasi penyekatan truk hewan ternak di kawasan perbatasan Gresik–Surabaya.

oleh Dahlan Iskan

Mukhlis Segera SIAPA yang menang? Di debat antara Anwar Ibrahim vs Najib Razak kemarin malam? Dari segi orasi, Najib menang tipis: 55-45. Dari segi pakaian, Najib lebih keren. Dengan jas lengkap dasinya.

PASAR yang sudah tutup itu tiba-tiba ”ramai” lagi. Sejumlah pedagang ternak kambing ngeyel berjualan. ”Sekarang pasarannya Pahing, jadi di sini buat jualan kambing,” ujar Satubi, salah seorang pedagang dan peternak kambing, kepada Jawa Pos Radar Mojokerto Rabu (11/5) pagi. Padahal, Pasar Ngrame, Kabupaten Mojokerto, tempat Satubi hendak berdagang, di-lockdown karena merebaknya penyakit mulut dan kuku (PMK).

PELOTOTI...Baca Hal 10

MUKHLIS...Baca Hal 9

Q

Q

SUBUH 04.36

DZUHUR 11.53

ASHAR 15.14

MAGRIB 17.52

ISYA 18.59

IKLAN & LANGGANAN: (0251) 7544001

REDAKSI: (0251) 7544005


EKONOMI

RADAR BOGOR I SABTU, 14 MEI I TAHUN 2022 I 13 SYAWAL 1443 H I HALAMAN 2 AUD

CAD

CHF

CNY

DKK

EUR

GBP

HKD

JPY

NOK

NZD

SAR

10.181,95 10.077,74

11.253,83 11.137,570

14.721,78 14.567,96

2.176,70 2.154,50

2.078,21 2.057,38

15.460,77 15.301,14

18.040,97 17.855,67

1.862,38 1.843,82

11.242,58 11.128,150

1.517,30 1.501,73

9.250,73

3.897,39 3.858,41

9.152,90

SEK

SGD

USD

1.460,62 1.445,65

10.526,92 10.421,42

14.618,73 14.473,27

Update Terakhir 13 Mei2022 Sumber: bi.go.id

Pasar Kripto Jebol JAKARTA –Pasar kripto mengalami pelemahan yang cukup tajam. Isntrumen Bitcoin terjun bebas dan membuat para investor ketar-ketir terhadap tren tersebut. Instrumen Bitcoin sendiri pada perdagangan kemarin sempat menyentuh angka USD25.000. Banyak investor yang mengalami kerugian. Paling parah, kerugian terbesar dirasakan orang-orang yang berinvestasi token kripto Terra LUNA. Harga Terra LUNA anjlok sampai lebih dari 90 persen dalam perdagangan 24 jam terakhir dan sudah berlangsung sejak beberapa hari yang lalu. Direktur PT TRFX Garuda Berjangka, Ibrahim Assuaibi menganjurkan sebaiknya para pemain kripto dapat wait and see terhadap pergerakan pasar saat ini. Sebab, kondisi global pun masih diliputi ketidakstabilan. Penurunan kripto yang sangat dalam ini diperkirakan masih akan terus terjadi. Salah satu faktornya adalah adanya inflasi Amerika Serikat yang mencapai 8,3 persen pada April

2022 dari sebelumnya 8,1 persen. ”Kondisi saat ini (Bitcoin) kembali lagi naik ke level USD30.000, jangan harap ini bersifat panjang, ini bersifat sementara, kemungkinan akan jatuh lagi. Menurut saya untuk saat ini biarin dulu aja karena naik kan. Pada saat nanti mengalami kerugian kecil kemudian jatuh itu cutloss,” terang Ibrahim, dilansir Jawa Pos, Jumat (13/5). Selain itu, penurunan juga dipengaruhi oleh saham-saham teknologi yang anjlok. Menurutnya ini terjadi akibat Covid-19 yang mulai terkendali secara global sehingga membuat ketergantungan pada teknologi menurun. ”Saat ini di kripto itu hanya bisa di posisi beli, kalau rugi tidak di-inject ya dilikuidasi, kalau tidak ya wassalam,” sambung Ibrahim. Merosotnya pasar kripto tentu diwaspadai oleh banyak investor. Dampaknya juga dikhawatirkan akan memunculkan kembali fenomena investasi bodong. Ibrahim meyakini hal semacam itu akan muncul di Indonesia. (jp) +2 #./#) +$ 1) + *&/ #& % .$ +2 0#.'1+ # / %&+$$ 0 1 /#0 . - -#. (,&++2

0 )#!,&+ (.&-0, ' .&+$ + #.. ,&+ *#+$ ) *& -#+1.1+ + 0#. #/ . " ) * # #. - % .& 2 +$ /#*- 0 *#+2#+01% % .$ 0#.0&+$$& /#- +' +$ * / - " -.&) "#+$ + *#+! - & % .$ 0 1 /#(&0 . - '10

1* 0 - $& % .$ #.. 01.1+ ' 1% -#./#+ (# - -#. (,&+ 1" % " ,. +$ "&"1+& 2 +$ "&(,+3.* /& 1+1% "&.& ( .#+ (#!#) ( + - / . (.&-0, &01

HENDI NOVIAN/ RADAR BOGOR

Pacu Kerja Sama Ekonomi Digital JAKARTA–Menteri Perdagangan (Mendag) Muhammad Lutfi mendorong kerja sama ekonomi digital ASEAN-Amerika Serikat (AS). Khususnya dalam pemberdayaan UMKM. Pembahasan ini dilakukan ketika pertemuan bilateral dengan Duta Besar United States Trade Representative (USTR) Katherine Tai di Washington DC, Rabu (11/5) lalu. Pertemuan dilakukan di sela rangkaian Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Khusus ASEAN-Amerika Serikat pada 11—13 Mei 2022. Lutfi menyampaikan, elemen ekonomi digital menjadi isu yang sangat signifikan dalam menavigasi pemulihan arus perdagangan di kawasan. Namun, platform lintas batas ini memiliki tantangan tersendiri yang dapat memberikan tekanan cukup kuat bagi para pelaku UMKM. Hal ini mengingat dinamika perdagangan internasional yang kontraproduktif dengan pertumbuhan ekonomi dalam dua tahun terakhir. ”Untuk itu, perlu kerja sama seluruh negara dalam menghentikan upaya-upaya kapitalisme modern yang saat ini berkembang di platform digital,” tegasnya dalam keterangan resmi. Sementera itu, Duta Besar Katherine Tai menyampaikan, program Amerika Serikat dalam pembangunan ekonomi di kawasan Indo-Pasifik dan Indonesia merupakan salah satu negara yang memiliki pengaruh cukup signifikan di kawasan Asia Tenggara. Menurutnya, agenda

Kesenjangan Akses Pembiayaan UMKM JAKARTA - Sebanyak 30 persen dari populasi global atau sekitar 1,7 miliar penduduk dunia masih kekurangan akses ke produk dan layanan keuangan. Mayoritas diantara mereka merupakan wanita, pemuda, dan UMKM. Pandemi Covid-19 yang terjadi pun berdampak pada ekonomi dengan memperlebar kesenjangan, khususnya dari kelompok rentan tersebut. Ketika pandemi menghilangkan pekerjaan dan memperburuk kemiskinan, itu juga memperumit upaya untuk mengatasi hambatan terhadap inklusi keuangan. ”Jadi fokus kepada segmen yang dikecualikan secara finansial itu adalah sesuatu yang sangat mendesak,” ujar Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Ind rawati secara daring, Jumat (13/5). Padahal UMKM berperan penting dalam penyerapan tenaga kerja, investasi, dan pembangunan ekonomi. Di

Indonesia, UMKM memiliki kontribusi yang signifikan terhadap perekonomian dengan menyediakan 97 persen lapangan kerja, memiliki share lebih dari 60 persen produk domestik bruto (PDB), dan lebih dari 60 persen investasi. Namun, pengembangan UMKM masih menghadapi banyak kendala, termasuk akses terhadap pembiayaan. Masih terdapat kesenjangan akses pembiayaan bagi UMKM, sebagai contoh porsi kredit UMKM terhadap total kredit perbankan relatif stagnan di kisaran 18 persen sejak 2014, jauh di bawah beberapa peer countries yang mencapai sekitar 30 hingga 80 persen. ”Pandemi yang terjadi telah memukul UMKM cukup dalam. Dampaknya ialah kerentanan UMKM meningkat, terutama yang dikelola oleh perempuan karena hilangnya pendapatan dan terbatasnya akses keuangan,” imbuh Ani, sapaan akrabnya.

Selain itu, perempuan juga berperan penting dalam pembangunan ekonomi. Hanya saja akses perempuan ke layanan keuangan formal masih begitu minim. Studi dari McKinsey Global Institute menunjukkan bahwa USD12 triliun atau 11 persen dari PDB global dapat ditambahkan jika semua negara mendorong kesetaraan gender. Perempuan yang terlibat di bidang ekonomi dan pasar tenaga kerja berpotensi memberikan kontribusi besar dari PDB dunia pada tahun 2025. Sementara pemuda, yang merupakan 16 persen dari populasi global, merupakan kunci dari masa depan suatu negara. Kaum muda akan segera memasuki dunia kerja dan berkontribusi pada perekonomian. Akan tetapi banyak dari mereka dikecualikan secara finansial karena kurangnya dokumen identitas resmi atau memerlukan persetujuan wali yang sah untuk membuka rekening bank. (jp)

JAWA POS

Mendag RI, Muhammad Lutfi melakukan pertemuan dengan Ambassador USTR, Katherine Tai di Washington D.C, Amerika Serikat, Rabu (11/5) lalu.

itu melalui perwujudan Indo-Pacific Economic Framework (IPEF) yang memiliki fleksibilitas dan terdiri atas empat pilar utama yang saling terkait. ”IPEF bukan kerangka kerja sama perdagangan tradisional dan memerlukan keterikatan yang lebih erat dalam menciptakan inovasi kerja sama perdagangan baru dengan negara atau ekonomi baru. Amerika Serikat sangat terbuka dalam mengembangkan sesuatu yang inovatif dan berbeda yang mungkin akan memiliki elemenelemen perjanjian perdagangan sebagai platform untuk melanjutkan kolaborasi,” jelasnya. (jp)

PLN LAKUKAN PEMASANGAN INOVASI DI GI SENTUL UNTUK MENJAGA DAN MENINGKATKAN KEHANDALAN LISTRIK UPAYA menjaga dan meningkatkan keandalan pasokan energi listrik kepada pelanggan PT PLN (Persero) Unit Induk Transmisi Jawa Bagian Tengah - UPT Bogor di GI Sentul 150 kV Sentul pada hari Kamis tanggal 12 Mei 2022 melakukan Pemasangan inovasi pada Trafo 150/20 kV berupa ijuk dan akrilik penghalang panjat guna menghindari atau meminimalisir terjadinya gangguan trafo diakibatkan binatang. Kegiatan pemeliharaan tersebut dilakukan oleh Tim Pemeliharaan ULTG Bogor yang terdiri dari pengawas pekerjaan, pengawas K3 dan pelaksana pekerjaan. Tujuan pekerjaan ini salah satu upaya pengurangan jumlah gangguan di GI Sentul 150 kV khususnya pada trafo sehinggga berfungsi dengan baik dalam. Menyalurkan energi listrik sebagaimana komitmen PLN untuk meningkatkan keandalan pasokan listrik kepada pelanggan.. selain itu, tim pemeliharaan juga melakukan monitoring beban dan data pengusahaan Gardu Induk, monitoring kondisi peralatan

PEMBIAYAAN: Salah satu UMKM memproduksi loyang di Tarikolot, Citeureup, Kabupaten Bogor. Banyak UMKM di Indonesia masih membutuhkan akses terhadap layanan keuangan yang memadai.

online fisik secara rutin dan monitoring indera suhu panas / thermovisi peralatan dan sambungan sambungan. “Selain kegiatan pemeliharaan rutin yang kami lakukan, upaya inovasi berupa pemasangan ijuk dan akrilik dan penghalang panjat ini guna menghindari atau meminimalisir terjadinya gangguan

akibat binatan khususnya pada bagian trafo. PLN khususnya UPT Bogor akan terus menjaga komitmen PLN dalam menjaga kehandalan pasokan listrik agar masyarakat di wilayah kerja UPT Bogor khususnya dalam menikmati listrik dengan baik” ujar M. Lingga Pratama selaku Manager ULTG Bogor.

Selebrasi HUT bank bjb ke-61 Tahun,

Gelar Rangkaian Kegiatan BANDUNG–bank bjb menyambut dan memeriahkan HUT ke-61 dengan rangkaian kegiatan dengan mengusuh tema “bjb Kola6orAks1”. Pemimpin Divisi Corporate Secretary bank bjb Widi Hartoto mengatakan rangkaian HUT bank bjb ke-61 akan mengkolaborasikan seluruh wilayah operasional bank bjb yang terbagi dengan 5 Kantor Wilayah (Kanwil) bank bjb untuk ikut serta dalam kesuksesan perayaan HUT ke-61. Semua rangkaian kegiatan HUT bank bjb ke-61 dari Kanwil 1 - 5 akan dimulai pada Jumat 13 Mei 2022 hingga Minggu 22 Mei 2022. Secara rinci bank bjb akan menggelar Gebyar HUT bjb yang merupakan Big Bang perayaan ulang tahun bank bjb ke-61 digelar sebagai bentuk rasa syukur atas pencapaian saat ini. Dalam kegiatan ini, bank bjb mengucap syukur melalui program Berbagi serta program bjb Apresiasi dengan memberikan penghargaan kepada semua pihak yang ikut serta membangun negeri bersama bank bjb. “61 tahun menjadi tantangan bank bjb untuk tetap konsisten dalam dunia perbankan. Melalui Perayaan HUT ini, bank bjb bersiap menyongsong dunia digitalisasi dan berkolaborasi bersama para milenial dengan meluncurkan Super Apps DIGI bank bjb sebagai salah satu strategi untuk senantiasa membangun negeri,” kata Widi. Pada Kanwil 1, bank bjb juga menggelar bjb Expo pada Senin 16 Mei – Minggu 22 Mei 2022 di atrium mall 23 Paskal berisikan kegiatan pameran dengan beragam booth mulai dari KPR (promo bunga 3,61%), Obligasi Ritel (cashback hingga Rp6,1 juta), Kredit UMKM (cashback Rp1,61 juta). Terdapat promo menarik untuk pengunjung bjb Expo melalui Daily Promo berupa cashback,

diskon atau hadiah lainnya, Lucky Spin yang merupakan permainan untuk mendapatkan merchandise special bank bjb, Daily Doorprize yang merupakan pengundian hadiah harian, Grandprize dengan pengundian hadiah utama pada hari terakhir, serta Diskon PNS Special program pemberian diskon khusus kepada Pegawai Negeri Sipil. bank bjb juga menggelar On Their Deal yang merupakan pameran swapmeet produk bertema automotive (motor) pada 20 – 22 Mei 2022 di langit lobby mall 23 Paskal. Acara ini dihadiri 14 tenant yang siap memanjakan para pecinta otomotif, khususnya motor custom. Dalam rangka HUT bank bjb ke61, terdapat program diskon dan promo menarik lainnya di sejumlah merchant bagi masyarakat yang menggunakan bjb Debit Card, QRIS bank bjb dengan QR Pay menggunakan DIGI dan DigiCash by bank bjb. “Pengunjung akan mendapatkan voucher belanja Rp50 ribu dengan minimal transaksi Rp250 ribu berlaku di seluruh tenant mall 23 Paskal untuk transaksi menggunakan bjb Debit Card, bjb Cerdit Card, DIGI dan DigiCash mulai 13 Mei - 12 Juni 2022,” kata Widi. Bagi para pecinta musik, bank bjb juga akan menggelar Konser KolaborAksi yang akan disiarkan langsung di YouTube channel bank

bjb pada Jum’at-Sabtu, 20-21 Mei 2022 pukul 19.00 – 22.00 WIB yang menghadirkan bintang tamu artis nasional yang mewakili berbagai generasi usia. Terdapat juga kegiatan ziarah dan tabur bunga kepada para pendiri bank bjb terdahulu yang telah berjasa memajukan bank bjb pada masanya. Di Kanwil 2, bank bjb akan menyelenggarakan bjb KolaboRide pada Minggu 22 Mei 2022 di Senayan Park / Lippo Mall Kemang dengan target peserta sebanyak 500 orang dengan usia 18 tahun - 35 tahun. Event bersepeda roadbike yang mengajak para cyclist untuk berkolaborasi dengan aksi berbagi untuk para atlet pesepeda yang terdampak pandemic. Sementara Kanwil 3, akan diselenggarakan penyerahan bantuan Corporate Social Responsibility (CSR) bank bjb pada Sabtu-Minggu, 21 Mei-22 Mei 2022 di Cirebon melalui Nikah Massal, Khitanan Massal, Festival Kuliner Lokal, Donor Darah, dan Pemeriksaan Kesehatan. Kemudian Kanwil 4, bank bjb juga akan menyelenggarakan bjb KolaboRun pada Jumat 21 Mei 2022 di Bintaro Sektor 9 dengan konsep fun run marathon dengan jarak 6,1 km dan 10 km. Adapun Kanwil 5, bank bjb akan menggelar bjb Expo & Festival Budaya pada 21 – 22 Mei 2022 di Semarang melalui bjb Expo dan Pagelaran Budaya. Semua kegiatan Kanwil bank bjb 1 sampai 5 akan menjadi sebuah konten yang akan ditayangkan pada sebuah main event Live Streaming 61 jam non stop bank bjb. “Live Streaming 61 Jam non stop bank bjb merupakan salah satu kegiatan bank bjb untuk memecahkan rekor Muri dalam perayaan ulang tahunnya ke-61 tahun yang akan ditayangkan melalui channel Youtube bank bjb selama 2 hari 13 jam,” kata Widi.


MIMBAR BEBAS

Sms, Whatsapp, Telegram

RADAR BOGOR I SABTU 14 MEI I TAHUN 2022 I 13 SYAWAL 1443 H I HALAMAN 3

ke: lalu kirimkan melalui

Sampaikan unek-unek Anda terhadap layanan publik seperti PLN, PDAM, PT Pos,

telepon, jalan rusak, pungli, kemacetan, pembuatan KK/KTP/SIM/ paspor/ sertifikat tanah, dll.

LAYANAN PENGADUAN PUNGLI

NOMOR

TELEPON

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.

POLRES BOGOR PLN Bogor (0251) 8345400 Bendungan Katulampa (0251) 8334344 RS Hermina Bogor (0251) 8382525, 08129270609 RS Melania Bogor (0251) 8321196 Rs Pmi Bogor (0251) 8324080 RS EMC Sentul (021) 29672977, (021) 29673000 RS Mulia Pajajaran (0251) 8379898 Damkar Kabupaten Bogor (021) 8753547

JADWAL SIM KELILING POLRESTA KOTA BOGOR

SENIN

SELASA

Botani Square

KAMIS

Yogya Dramaga

RABU

Graha Pena Radar Bogor

JUMAT

Lippo Plaza Kbn Raya, Jl Pajajaran

Lippo Ekalokasari, Jl Pajajaran

SABTU

Mall Jambu Dua Plaza

Rumah Sakit Umum Daerah Kota Bogor (0251) 8312292 RS Azra (0251) 8318456 RS Hermina Mekarsari (021) 29232525 RS Medika Dramaga (0251) 8308900/081319310610 Bogor Medical Center (BMC) (0251) 8390435 RS Karya Bhakti Pratiwi (0251) 8626868 Rumah Sakit Dr H Marzoeki Mahdi (0251) 350658, (0251) 8320467 Rumah Sakit Islam Bogor (0251) 8316822 Rumah Sakit Daerah (Rsud) Cibinong 021-875348, 8753360 Rumah Sakit Lanud Atang Sandjaja (0251) 7535976 RS Annisa Citeureup (021)8756780, Fax. (021)8752628 Rumah Sakit FMC (0251) 865-2391/866-2785 Rumah Sakit Salak (0251) 8344609/834-5222 RSUD Ciawi (0251) 8240797 Klinik Utama Geriatri Wijayakusuma (0251) 7568397 Rumah Sakit Bina Husada (021) 875-8441 Rumah Sakit ibu dan anak Nuraida(0251) 8368107, (0251) 368866 Yayasan Bina Husada Cibinong (021) 875-8440 Rumah Sakit Bersalin Assalam Cibinong (021) 875-3724 Rumah Sakit Bersalin Tunas Jaya Cibinong (021) 875-2396 Rumah sakit Bina Husada Cibinong (021) 8790-3000 Rumah sakit Ibu dan Anak Trimitra Cibinong (021) 8756-3055 Rumah Bersalin & Klinik Insani Cibinong (021) 875-7567 RS Sentosa Bogor, Kemang (0251)-7541900 RS Ibu dan Anak Juliana, Bogor (0251) 8339593, Fax. (0251)-8339591 RSIA Bunda Suryatni (0251) 7543891,(0251) 754-3892 Klinik Insani Citeureup (021) 879-42723 RSIA Kenari Graha Medika Cileungsi (021) 8230426 Rs Paru Dr. M. Goenawan Partowidigdo Cisarua-Bogor (0251) 8253630, 8257663 RS Asysyifaa Leuwiliang (0251) 8641142 RS Vania IGD (0251) 8380613, (0251) 8380601/8380605 RSKIA Sawojajar (0251) 8324371

POLRES BOGOR Polsek Jonggol Polsek Cileungsi Polsek Cariu Polsek Nanggung Polsek Babakan Madang Polsek Megamendung Polsek Klapanunggal Polsek Caringin Polsek Dramaga Polsek Tamansari Polsek Jasinga Polsek Cigudeg Polsek Parung Panjang Polsek Leuwiliang Polsek Cibungbulang Polsek Ciampea Polsek Rumpin Polsek Ciomas Polsek Kemang Polsek Sukaraja Polsek Gunung Sindur Polsek Parung

Cantumkan nama dan alamat lengkap, nomor telepon yang bisa dihubungi, nomor pelanggan (untuk layanan PDAM/PLN/PT Gas) dan lampirkan fotokopi KTP. Kirimkan ke Redaksi Radar Bogor, Gedung Graha Pena, Jl KH R Abdullah bin Nuh No 30, Yasmin, Bogor.

Hanya yang memenuhi syarat yang akan dimuat. Redaksi berhak mengedit isi tulisan tanpa mengurangi substansi. Redaksi tidak bertanggung jawab atas dampak langsung maupun tidak, pascapemuatan tulisan. Terima kasih.

CANTUMKAN

+62-811-1173-373 Atau kirimkan melalui email:

IDENTITAS LENGKAP

redaksi@radar-bogor.com

fax: 0251-7544008 radar_bogor

Tarif KRL Naik Bebani Rakyat RENCANA kenaikan tarif KRL mencemaskan warga, khususnyapara pengguna setia KRL, baik dari kalangan pelajar, pekerja, maupun masyarakat umum. Sebab dalam waktu dekat, mereka harus siap merogoh kocek lebih dalam lagi. Pasalnya, akan ada kenai-

kan Rp2 ribu pada 25 km pertama. Sehingga tarif yang semula hanya Rp3 ribu menjadi Rp5 ribu. Sedangkan, tarif lanjutan untuk 10 km berikutnya, tetap Rp1 ribu. Meski tampak nominalnya tak seberapa, tetapi bagi masyarakat menengah ke

bawah yang mengandalkan moda transportasi tersebut tentu harus mengencangkan ikat pinggang lebih kuat lagi. Jika dikalikan sebulan, angka yang muncul menjadi sangat membebani. Apalagi beberapa bahan kebutuhan pokok pun telah lebih dulu naik di awal

Jangan Ada Ruang bagi Kaum Pelangi SEMAKIN hari para pelaku kemaksiatan semakin berani dan percaya diri menampakan kemaksiatannya. LGBT adalah salah satu contoh problem saat ini, dengan dalih toleransi dan Hak Asasi banyak orang menganggap bahwa LGBT bukan hal yang harus diperdebatkan. Bahkan ada yang menganggap mereka harus dilindungi.

Padahal, LGBT adalah kerusakan yang besar. Sekarang bisa kita lihat di sekitar kita sudah mulai banyak orang-orang seperti ini. Begitulah ketika palaku kemaksiatan diberi panggung, ditonton, diapresiasi bahkan ditiru, maka dampak kerusakan pada generasi akan semakin nyata. Harusnya, kita bisa belajar dari kisah Nabi Luth, yang mana istri beliau

diazab bukan karena melakukan perbuatan itu, meskipun dia hanya mendukung. Dengan Islam segala bentuk kemaksiatan termasuk LGBT akan terminimalisir bahkan diberantas sampai tuntas sehingga tidak merajalela. Usi ussie.moela@gmail.com Gunungputri

Petugas Standby di Halte

Kecam Konten Podcast Negatif DEDDY Corbuzier kembali menghebohkan publik usai mengundang Ragil Mahardika menjadi bintang tamu di channel YouTube-nya. Konten YouTube dengan thumbnail “Pasangan Gay Viral. Konten sensitif” ini mencuri perhatian warganet. Dari konten tersebut, banyak netizen yang kemudian menganggapi bahwa Deddy Corbuzier memberi panggung bagi para Lesbian Gay Bisexsual Transgender (LGBT). Pasalnya, diketahui Ragil Mahardika merupakan content creator TikTok yang menikah dengan sesama pria asal Jerman. Seyogyanya setiap penyimpangan tidak layak kita tolerir. Apalagi, perilaku LGBT itu bukan penyakit bawaan, tetapi merupakan penyimpangan perilaku yang disebabkan oleh faktor psikologis. Karena pada hakikatnya Allah Swt hanya menciptakan dua jenis kelamin yaitu laki-laki dan perempuan. Tidak ada yang ketiga, sebagaimana hewan pun demikian. Sungguh, konten semacam itu sangat meresahkan masyarakat karena akan berpengaruh besar pada generasi muda sebagai penerus bangsa. Bisa dibayangkan jika perilaku menyimpang ini diminati hingga mendominasi, maka tak akan ada lagi peradaban manusia. Untuk itu, pemerintah perlu menertibkan konten-konten negatif seperti ini karena berefek negatif bagi generasi muda di masa yang akan datang. Emmy Emmalya, Bogor

PAK Wali Kota Bogor, maaf ini mau menyampaikan sesuatu. Mohon perhatiannya, tolong di setiap halte ada petugas yang standby ataupun keliling cek dan ricek. Beberapa kali di saat menunggu Biskita Transpakuan ada ODGJ di situ. Sudah bau pesing, kotor, dan lainnya, juga di beberapa halte dijadikan tempat kumpul para pengamen yang bajunya hitamhitam, penuh dengan tatto, dll. Minta tolong agar segera ditindaklanjuti. Saya sebagai orang tua sangat khawatir. Kebetulan anak saya sekarang lebih sering menggunakan transportasi umum, khususnya Biskita dan kereta api. Saya yakin, bukan saya saja yang merasakan khawatir, waswas, dan tidak nyaman dengan kondisi itu. @inayu77

tahun 2022, yang mempengaruhi daya beli masyarakat. Meskipun survey ability to pay - willingnes to pay (ATPWTP) atau keinginan untuk membayar masyarakat pada moda Commuter Line adalah sebesar Rp4.625. Tetapi tentu masyarakat akan senang memi-

lih angka yang lebih rendah atau bahkan cuma-cuma. Pemerintah seyogyanya meng kaji ulang rencana kenaikan tarif ini, sebagai bentuk tanggung jawab pemimpin kepada rakyatnya. lulunugroho27@gmail.com

Tantangan Dunia Pendidikan DUNIA pendidikan hari ini mendapat tantangan yang tidak ringan. Banyak persoalan yang muncul setelah pembelajaran dijalankan secara daring lebih dari dua tahun lamanya. Salah satunya adalah terjadinya learning loss pada sebagian besar siswa. Dari permasalahan learning loss ini, dikhawatirkan siswa juga akan mengalami kesulitan belajar setelah mulai diberlakukan pembelajaran tatap muka (PTM). Padahal saat ini, ancaman pandemi Covid-19 juga belum sepenuhnya hilang. Saat PTM, sekolah masih harus memperhatikan berbagai protokoler kesehatan agar keselamatan anak tetap terjamin. Belum jua masalah ini selesai, muncul ancaman baru berupa penyebaran penyakit Hepatitis Akut yang menyerang anak-anak. Hingga Kamis (12/5), Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mengungkapkan ada tujuh laporan kematian akibat terpapar penyakit tersebut yang semuanya merupakan anak-anak. Secara keseluruhan, Sekretaris Direktur Jenderal Kesehatan Masyarakat Kemenkes, Siti Nadia Tarmizi mengatakan kasus dugaan Hepatitis Akut di Indonesia sudah mencapai 18 kasus. Tantangan-tantangan inilah yang harus mendapatkan perhatian serius dari pemerintah. Wakil Ketua Komisi X DPR RI dari Fraksi Golkar Hetifah Sjaifudian mendesak Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi (Kemendikbud) untuk melakukan langkah penanggulangan dengan mengeluarkan surat edaran pencegahan virus hepatitis di lingkungan sekolah. Pemerintah harus segera merumuskan kebijakan yang tepat sehingga ancaman keselamatan siswa tetap terjaga tanpa mereka kehilangan kesempatan mendapatkan pelayanan pendidikan yang optimal. Bagaimanapun, pendidikan menempati posisi yang sangat penting karena berperan mencetak generasi terbaik calon pemimpin bangsa di masa yang akan datang. Maju mundurnya suatu negara di masa mendatang sangat ditentukan oleh kualitas pendidikan hari ini. Wahyu Utami arinaatina1204@gmail.com

021-8750163

021-89931174 021-8230861 021-89961058 0251-8682769 021-87962777 0251-8248569 021-82492276 0251-8224417 0251-8624107 0251-8388164 0251-8688110 0251-8681110 021-5978880 0251-8647003 0251-8647398 0251-8621146 021-75791076 0251-8322324 0251-8615700 0251-8656678 021-7561844 0251-8616007

Hati-Hati dalam Rekreasi MASA liburan kerap dimanfaatkan untuk berkunjung ke tempat-tempat rekreasi guna menghilangkan penat setelah lelah bekerja ataupun belajar. Biasanya tempat rekreasi yang ramai dikunjungi adalah yang menyediakan banyak wahana seperti water boom, waterpark, dan sebagainya. Namun insiden naas terjadi diarea Kolam Renang Kenjeran Park Surabaya pada Minggu, 8 Mei silam. Runtuhnya wahana perosotan dan dikabarkan menelan korban luka sebanyak 16 orang. Insiden memprihatinkan tersebut sangat mengagetkan para pengunjung dan tentu saja dapat mengakibatkan trauma pada pengunjung lainnya. “Kejadian ini harus menjadi pelajaran bagi seluruh penyelenggaraan wahana wisata khususnya water park dan yang serupa. Semua Kepala Daerah saya minta melakukan pengecekan ulang atas wahana wisata yang ada. Pastikan proses kalibrasi dilakukan secara rutin. Pastikan semua alat permainan aman dan laik digunakan,” ujar Gubernur Khofifah, Senin (9/5). Dengan adanya insiden tersebut hendaknya menjadi perhatian bagi pemerintah untuk menjamin keselamatan setiap warganya khususnya fasilitas rekreasi yang dibuka untuk umum. Tidak tepat jika hanya diserahkan kepada pihak pengelola saja agar tidak berorientasi keuntungan semata, namun lebih mengutamakan kemanan, kenyamanan, dan keselamatan para pengunjung. Yaya Aulia, Bogor

Setop Beri Panggung LGBT JAGAT media sempat memanas karena pasangan LGBT diundang dalam podcast yang berjudul “Tutorial Menjadi G4y di Indo!! = Pindah ke Jerman Ragil and Fred”. Mayoritas masyarakat menyesalkan podcast tersebut karena dinilai mempertontonkan LGBT yang notabene merupakan kemungkaran. Secara tidak langsung, obrolan podcast memberi kesempatan pada pelaku untuk menyampaikan pemahaman terkait LGBT. Sedangkan diketahui bersama, bahwa ketika suatu konten diupload di media sosial, maka semua orang bisa mengaksesnya dimanapun dan kapanpun. Dampaknya, statement-statement yang dilontarkan dapat mempengaruhi publik, dikhawatirkan lama-kelamaan publik akan memaklumi hubungan sesama jenis yang menyalahi kodrat. LGBT menyalahi moral dan agama. Tidak ada satu agama pun yang membolehkan LGBT. Perilaku tersebut sesat, rusak, dan berbahaya. LGBT berakar dari liberalisme yang menghendaki personal freedom. Atas nama hak asasi manusia (HAM), kebebasan berperilaku, laki-laki dan perempuan diperbolehkan melakukan apapun yang mereka ingin selama tidak

mengganggu orang lain. Pada akhirnya muncul seks bebas, selanjutnya muncul kelainan seksual termasuk LGBT. Dulu orang malu menampakkan kemaksiatan. Sekarang, justru banyak oknum yang memposting konten sampah untuk menunjukkan penyimpangan orientasi seksualnya di media. Perlu dicatat bahwa LGBT bukan suatu kebetulan. LGBT terus eksis karena menjadi gerakan terstruktur dan sistematis skala global. Kampanye para pegiat LGBT begitu masif dan terorganisir. Gerakan mereka disokong Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) melalui United Nations Development Program (UNDP), juga menjalin kemitraan dengan United States Agency for International Development (USAID). USAID pernah mengucurkan dana sebesar 8 juta US Dollar untuk menginisiasi program “Being LGBT in Asia” pada 2014 – 2017. Empat negara yang menjadi fokus dari program tersebut yaitu China, Filipina, Thailand, dan

Indonesia. Propaganda LGBT terus dipencarkan. Para pengusungnya terus berupaya agar paham sesat tersebut legal di berbagai negara. Amerika Serikat telah melegalkan pernikahan sejenis sejak 2015. Sampai saat ini, setidaknya sudah ada 30 negara yang melegalkan pernikahan sejenis. Lembaga internasional seperti World Health Organization (WHO) juga memberi dukungan dengan menghapus LGBT dari daftar penyakit mental, menganggapnya sebagai sesuatu yang normal, bahkan mereka telah menetapkan hari Gay Sedunia. Padahal, LGBT merupakan virus toksik. LGBT kini tidak hanya menyerang pemuda, juga anak-anak dan kakek-kakek. Tidak jarang pelaku melakukan kekerasan seksual pada korban demi memuaskan nafsu birahi. Parahnya, masyarakat yang menolak dinilai diskriminatif dan tidak open minded. Padahal, sudah banyak fakta yang membuktikan bahwa LGBT menyebabkan infeksi menular

" " " " # $ "

&,B, 2/ &B,1<4 & /,<4 ,9>:< ?6?8 2/ &B,1<4 & %06,9 B,92 -0<6,9>:< 4 ! ( " $0<?8,3,9 & $,<,6,98?9.,92 7:6 ": 43,95?,92 D 48,922?92 D &?80/,92 ,A, -,<,> !08-0<4>,3?6,9 603,/,;,9 !,=B,<,6,> (8?8 3,7,B,6 %,8,4 -,3A, 7409 6,84 -? B0> %,.38,A,>4 60-0<,>,9 ,>,= ,6,9 /4707,92 ;,/, >,922,7 !04 #703 ,9>:< $07,B,9,9 06,B,,9 "02,<, /,9 707,92 :2:< 4 $092,/47,9 "020<4 :2:< 07,= ,7,9 $092,/47,9 ": :2:< ,>,= =0-4/,92 ',9,3 /,9 ,92?9,9 '08;,> '4922,7 B,92 -0</4<4 /4,>,=9B, B,92 >0<70>,6 /4 ?64> 48,922? )477, 7:6 ! ) ": %' %* 07?<,3,9 4-,/,6 0.,8,>,9 ',9,3 &,<0,7 :>, :2:< ,A, ,<,> =0-,2,48,9, B,92 >0<.,>,> /,7,8 &0<>4C6,> ,6 !4746 ":8:< 4-,/,6 &?<,> (6?< ":8:< 4-,/,6 >,922,7 ,9?,<4 =07?,= ! &0<4-? &08-47,9 %,>?= 07,;,9 $?7?3 !0>0< $0<=024 ,>,= 9,8, B0> %,.38,A,>4 /092,9 ,7,=,9 60-0<,>,9 =0-,2,4 -0<46?>

$092?8?8,9 $0<>,8, /,<4 $092,/4?7,9 9020<?4 :2:< 07,= >4/,6 /460>,3?4 /4?8?86,9 /4 3,<4,9 !0/4, !,=, ,;, /,9 ,;,9 4?8?86,9 >4-, >4-, 8?9.?7 $092?8?8,9 0/?, 07,92 6=06?=4 $,/, ,<4,9 %,/,< :2:< >,922,7 !04 +,92 -0<3?>,92 0;,/, $08:3:9 6=06?=4 07,792 ,/,7,3 $' (" ! & -?6,9 -? B0> %,.38,A,>4 #-506 07,92 6=06?=4 ,/,7,3 #-506 =09260>, /,7,8 $0<6,<, $0</,>, ":8:< $/> >3 $" 2< $?>?=,9 &07, ;,/, >,922,7 ;<47 /,9 $?>?=,9 ,634< $092,/47,9 "020<4 :2:< 07,= >,922,7 ?94 : $?>?=,9 ,9/492 $092,/47,9 '49224 ,9/?92 ":8:< $/> $' /2 ',922,7 ":@08-0< : &?<,> $092,/47,9 "020<4 :2:< 07,= ":8:< * ( ' >,922,7 ,9?,<4 $0<43,7 $080<46=,,9 0<6,= ,=,=4 $0<6,<, ":8:< $/> >3 $" 2< $?>?=,99B, '# % /,9 =,,> 494 ,7,8 $<:=0= $080<46=,,9 6,=,=4 /4 8,36,8,3 2?92 % 0-0<,>,9 -? B0> %,.38,A,>4 '07,3 /4?8?6,9 ;,/, 3,<4,9 ! '%#$ ' " :2:< ;,/, >,922,7 ;<47 #-506 07,92 6=06?=4 5?2, $0<6,<, $0</,>, ":8:< $/> $" 2< B,92 /4/,1>,<6,9 ;,/, >,9-22,7 !04

0</,=,<6,9 ?<,4,9 /4,>,= 8,6, /4348-,? 60;,/, !,=B,<,6,> (8?8 3,7,B,6 %,8,4 $% $ % ! '<,9=,6=4 ,;,;?9 ,>,= ,=0> !4746 -? B0> %,.38,A,>4 >0<,=0-?> ,;,-47, >0>,; /47,6?6,9 ;08-074,9 8,6, /4,922,; ! ' " $ $ -,46 /,9 ,6,9 /47,6?6,9 $% $%$ # #% $ $% % ' " % 08464,9 $092?8?8,9 494 ,2,< /,;,> /4;,3,84 =064,9 /,9 >0<48,6,=43 :2:< !04 :<8,> 6,84 ?,=, ?6?8 -? + ' % ! * ' '' 2/ &B,1<4 & %# % ' $ & $ # ! " "# !

seksual (IMS) dan penyakit seksual seperti HIV/AIDS. Bukankah perilaku LGBT merendahkan martabat manusia, karena tidak ada binatang yang melakukannya. Selain itu, jika semua orang berpasangan sesama jenis, bukankah tidak akan ada keturunan, dan manusia akan punah? Apakah bukti kerusakan-kerusakan tersebut masih kurang? Berdiam diri membiarkan kemungkaran berarti secara tidak langsung kita membiarkan kemungkaran tersebut terus merajalela. LGBT adalah gerakan sistemik maka perlu pula solusi sistemik dari individu, keluarga, masyarakat, dan negara. Level individu dengan menanamkan keimanan dan ketakwaan agar tidak terjerumus pada kemaksiatan. Level ke-

luarga, membentengi anakanak dari penyakit kronis menular bernama LGBT. Level masyarakat, saling mengingatkan agar pelaku LGBT sadar kesesatannya, jangan dibiarkan. Level negara perlu ada pencegahan dan pemberantasan LGBT. Negara perlu memfilter tayangan di media, memblokir situs-situs porno, melarang penyebaran opini LGBT, dan memberi sanksi tegas pelaku agar LGBT dapat diberantas dan tidak menimbulkan korban baru. Negara merupakan perisai rakyat, maka tugas negara adalah melindungi rakyat dari segala bentuk kerusakan. Ulfa Ulinnuha, S.P. Forum Mahasiswa Pascasarjana IPB University


BOGOR RAYA

RADAR BOGOR I SABTU, 14 MEI I TAHUN 2022 I 13 SYAWAL 1443 H I HALAMAN 4

Terus Berusaha Tuntaskan Huntap SUKAJAYA-Sudah dua tahun warga yang terdampak bencana banjir dan longsor menghuni hunian sementara (Huntara). Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor, terus berusaha membangun hunian tetap (Huntap) untuk korban bencana di Kecamatan Sukajaya. Pemkab Bogor menargetkan 2.023 unit Huntap rampung dibangun 2024. Kepala Bidang Perumahan Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Pertanahan (DPKPP)

Kabupaten Bogor, Dede Armansyah mengatakan, mereka terus berusaha membangun Huntap dan dipastikan 2024 selesai semua. Sebab, masih banyak warga korban banjir dan longsor menempati hunian sementara. ”Perencanaan kegiatannya sudah ada sekitar 467 unit dari Badan Nasional Penanggulan Bencana (BNPB). Selain itu sekitar 142 unit dibangun dengan menggunakan APBD. Huntap akan dibangun di Desa Cisarua dan

Cileuksa, Kecamatan Sukajaya,” ujarnya kepada Radar Bogor, Jumat (13/5). Dia menjelaskan, selain di Sukajaya, ada juga korban longsor di Kecamatan Cigudeg yang menempati kurang lebih 2500 unit Huntap. Korban longsor dan banjir di Kecamatan Nanggung juga perlu mendapat perbaikan. ”Hasil rakor bulan lalu, kami diberikan arahan penanganan korban bencana harus selesai paling lambat 2024. Artinya tahun depan harus

ada progres, mengingat kepala keluarga yang masih tinggal di Huntara harus disegerakan dibangun Huntap,” kata Dede. Dede menambahkan, ada skema lain untuk mempercepat proses relokasi bagi masyarakat terdampak longsor dan banjir. ”Ada beberapa skema, pertama hunian tetap dengan dibangun pemerintah. Kedua bantuan sosial relokasi mandiri nilainya sekitar Rp62 juta setiap kepala keluarga dan ini pernah

dilakukan BPBD pada 2014 lalu,” jelasnya. Di Kecamatan Sukajaya, sambungnya, sudah dilakukan cut and fill pada lahan yang akan digunakan untuk membangun Huntap. ”InsyAllah, Juni akhir perataan tanah selesai untuk pembangunan Huntap,” terangnya. Seperti diketahui, untuk APBD 2022 proses pembangunan Huntap ada 142 unit di Desa Cisarua dan Cileuksa dengan anggaran Rp11,6

miliar. Kemudian Land Clearing di tiga desa berkisar Rp2,9 miliar. Bantuan BNPB 2022 ada 467 unit dengan nominal Rp50 juta pe rumah. Sementara usulan Pemkab Bogor ada 570 unit ke Provinsi Jawa Barat dan 1.030 unit ke pemerintah pusat. Saat ini pembangunan Huntap yang sudah selesai di Kecamatan Cigudeg dan Sukajaya 563 unit. Rinciannya di Desa Urug, Kecamatan Sukajaya 358 unit dan Desa Sukaraksa 205 unit.(abi/b)

FOTO: HENDI/RADAR BOGOR

HUNTARA: Salah satu hunian sementara (Huntara) yang masih digunakan korban banjir dan longsor di Kecamatan Sukajaya. Kini, Pemkab Bogor terus berusaha membangun hunian tetap (Huntap) untuk menampung warga korban bencana alam tersebut.

Wisatawan Keluhkan Jalan Rusak SUKAMAKMUR-Potensi wisata di Kecamatan Sukamakmur, belum bisa dimaksimalkan saat libur panjang lebaran Idul Fitri 1443 H. Bukan karena tempat wisatanya, melainkan karena akses jalan menuju kawasan wisata tidak layak. Jalan Sukamakmur yang hancur itu membuat para wisatawan

akan berlibur ke Sukamakmur membatalkan niatnya. Wisatawan yang sudah booking jauh hari membatalkan berwisata lantaran terjebak macet di jalan rusak parah. ”Banyak yang membatalkan. Padahal, sudah booking jauh hari itu karena macet akibat jalan sempit dan rusak

menuju kawasan wisata,” ujar Pengelola Curug Cipamingkis, Deden kepada Radar Bogor. Deden mengaku kondisi jalan rusak dan sempit ini membuat wisatawan memutar balik kendaraan. Mereka membatalkan untuk berlibur ke Curug Cipamingkis. ”Kunjungan

wisatawan selama libur lebaran ini masih kurang di bawah 1000 orang. Banyak wisatawan balik arah karena macet panjang,” tururnya. Kondisi itu, kata Deden, dirasakan sejumlah pengelola tempat wisata di Kecamatan Sukakamur, seperti di Desa Wargajaya hingga Sukawangi.

Bantu Penderita Hidrosefalus

FOTO HUMAS POLRES BOGOR

DIRINGKUS: Pelaku penjabretan terhadap pelajar di Kecamatan Tamansari, akhirnya diringkus polisi.

Penjambret Pelajar Diringkus TAMANSARI-Putri Cahyani (18), korban jambret di Desa Pasir Eurih, Kecamatan Tamansari, harus bersabar. Pasalnya, handphone (HP) miliknya yang dijabret sudah dijual pelaku. Kini, pelaku berinisial MAR sudah diamankan Polsek Tamansari. Aksi penjabretan terjadi ketika korban menunggu angkot untuk berangkat sekolah. Kepada polisi, MAR mengaku nekat menjambret karena terlilit hutang. ”Sementara motif pelaku karena ekonomi. Untuk membayar hutang,” ujar Kapolres Bogor, AKBP Iman Imanuddin saat dihubungi Radar Bogor, kemarin. Iman memaparkan, pelaku diringkus Tim Reskrim Polsek Tamansari. Penangkapan pelaku tidak terlepas dari peran masyarakat. Dimana polisi terbantu dengan adanya rekaman CCTV milik masyarakat. ”Tentunya kecepatan pengungkapan

kasus ini terbantu dengan adanya CCTV dan keterangan serta kerjasama masyarakat,” paparnya. Sementara itu, pelaku sudah menjual barang hasil curiannya berupa HP melalui media sosial Facebook. ”Sudah keburu dijual (handphone) pelaku lewat Facebook,” ujas Kabag Humas Polres Bogor, AKP Ita Pusfita Lena kepada Radar Bogor, Jumat (13/5). Ita memaparkan, saat ini polisi masih terus mendalami dan mencari orang yang membeli handphone hasil kejahatan tersebut. ”Masih didalami,” tukasnya. Sebelumnya, Kepala Desa Pasiri Eurih, Raup Obay mengatakan, lokasi penjambretan merupakan salah satu titik rawan kejahatan. “Saya orang sini asli, jadi dari dulu di lokasi itu memang rawan kejahatan, karena gelap kalau malam. Sekarang setelah ada penerangan tidak terlalu rawan,” katanya kepada Radar Bogor.(all/b)

CIGUDEG-Dukungan untuk kesembuhan Labib Al Mumin, penderita hidrosefalus terus berdatangan. Pasalnya, bocah satu tahun delapan bulan asal Kampung Ciasahan, Desa Sukamaju, Kecamatan Cigudeng, ini butuh bantuan untuk kesembuhannya. Kini, pendampingan dilakukan Kasi Pendidikan dan Kesehatan Kecamatan Cigudeg, Titin Sumarni. ”Kami diberikan tugas mendampingi dede Labib dan sudah ditangani dokter dan mendapatkan perawatan RS Cipto Jakarta,” ujarnya kepada Radar Bogor, kemarin. Titin mengatakan, mereka rutin menyambangi rumah Labil untuk melihat perkembangannya. ”Kami berharap masyarakat harus berani melaporkan jika menemukan kasus seperti ini agar kami langsung turun melakukan penanganan,” jelasnya. Dia menambahkan, sekarang sudah ada bantuan dari Unit Pelayanan Teknis UPT Sentra Galih Pakuan di bawah naungan Kementrian Sosial RI. ”Alhamdulilah saat ini sudah banyak yang bantu mulai dari susu, perlengkapan bayi, dan uang untuk biaya sehari-hari,” terangnya. Sementara itu, Kepala Unit Pelayanan Teknis (UPT) Sentra Galih Pakuan, Siti Sari Rumyanti menjelaskan, ketika mengetahui kondisi Labil, pihaknya langsung memberikan bantuan sebagai bentuk kepedulian. ”Kami ditugaskan untuk membantu,” ungkapnya. Setelah melakukan assesmen, sambungnya, langkah selanjutnya pihaknya mengawal hingga kondisinya membaik. ”Kemensos melalui Sentra Galih Pakuan akan membantu semampu mungkin supaya Labib bisa baik lagi begitupun dengan keluarganya,” katanya.(abi/b)

”Kami harap segera diperbaiki jalan rusak agar wisata di Sukamakmur semakin maju,” harapnya. Sementara itu, Age salah seorang wisatawan mengaku kapok berlibur ke Sukamakmur saat libur panjang. ”Kapok, motor rusak, bensin boros, mending sekalian ke Puncak,” katanya

usah berlibur ke kawasan Curug Cipamingkis, Senin (9/5). Dia memaparkan, kemacetan parah terjadi pada Minggu (8/5) saat dirinya menuju kawasan wisata. Macet diakibatkan jalan rusak dan sempit. ”Ditambah medan jalan yang curam,” tukasnya.(all/b)

Pelaku Tak Mendekam di Lapas Gunsin GUNUNGSINDUR-Pelaku penculikan 12 anak yang berhasil ditangkap Jajaran Reskrim Polres Bogor di daerah Senayan, Jakarta, mengaku sempat mendekam di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Khusus Kelas IIA Gunungsindur (Gunsin), Kabupaten Bogor. Kepala polisi, pelaku mengaku ditahan terkait kasus terorisme. Namun, pengakuan pelaku langsung dibantah Kalapas Gunungsindur, Mujiarto. ”Berdasarkan data yang kami miliki dapat disampaikan tersangka atas nama Abi Rizal Afif tidak pernah ada dan tidak menjalani pidana di Lapas Khusus Kelas II A Gunungsindur,” kata Mujiarto kepada Radar Bogor, Jumat (13/5). Dia menjelaskan, mereka telah berkoordinasi dengan Polres Bogor terkait kabar tersebut. Sebab, tersangka tidak pernah menjadi Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Lapas Khusus Gunungsindur. ”Ini

klarifikasi kami terkait pengungkapan tindak pidana yang dilakukan pihak kepolisian,” terangnya. Sebelumnya, Kapolres Bogor AKBP Iman Imanuddin mengatakan, tersangka Rizal Afif mengaku sebagai mantan napiter dan baru keluar dari Lapas Gunungsindur. ”Kami masih lakukan pendalaman. Karena, berdasarkan pengakuan tersangka sudah tiga kali menjalani hukuman pidana. Dua kali menjalani pidana kasus terorisme,” ucapnya. Saat penangkapan pelaku, polisi juga menemukan sepuluh korban berada di salah satu masjid di daerah Senayan, Jakarta. Para korban ini sengaja dikumpulkan tersangka. Polisi masih mendalami motif penculikan dilakukan tersangka. Pasalnya, semua korban saat diselamatkan dalam kondisi baik. Akibat perbuatannya, tersangka dikenakan Pasal 330 KUHP dengan ancaman hukuman pidana tujuh tahun penjara.(abi/b)

Genjot Pelayanan Pasca Lebaran MEGAMENDUNG-Pemerintah Kecamatan Megamendung, tancap gas dengan menggenjot pelayanan yang sempat terhenti libur lebaran. Sejak libur lebaran banyak masyarakat menunda pengurusan seperti pembuatan akta kelahiran, e-KTP, dan pelayanan lainnya. Untuk itu, sejak masuk kerja empat hari lalu, Camat Megamendung, Acep Sajidin minta pusat pelayanan administrasi di kantor kecamatan dan desa lebih ditingkatkan. ”Sejak

pagi hingga sore, kami terus menggeber pelayanan kepada masyarakat,” ujar Acep kepada Radar Bogor, kemarin. Selain memaksimalkan pelayanan, Camat juga minta agar setiap program yang ada kembali dijalankan. Baik program pemerintah desa maupun program Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor. Dengan demikian, roda pemerintahan bisa berjalan baik. “Tentunya masyarakat akan merasa puas,” tukasnya.(all/b)

FOTO: ARIFAL/RADAR BOGOR

PELAYANAN: Warga sedang mengurus administari kependudukan di kantor Kecamatan Megamendung, kemarin.

Maksimal Tiga Calon PAW Kades

FOTO: JAINAL/RADAR BOGOR

PEMILIHAN: Petugas DPMD Kabupaten Bogor, melakukan sosialisasi tentang aturan Pemilihan Antar Waktu (PAW) Kepala Desa Sukamulya, kemarin.

RUMPIN-Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (DPMD) Kabupaten Bogor, melakukan sosialisasi tentang aturan Pemilihan Antar Waktu (PAW) Kepala Desa Sukamulya, Kecamatan Rumpin, kemarin. Pasalnya, pemilihan PAW ini akan berlangsung pada 10 Juni 2022. Jauh-jauh hari, mereka terus mematangkan persiapan agar PAW berlangsung sukses. ”Kami menggelar sosialisasi di Desa Sukamulya, terkait pemilihan antar waktu kepala desa, karena pimpinannya meninggal dunia,”

kata Kasubid Subkor SDM Pemdes DPMD Kabupaten Bogor, Ahmad Syukur ketika menghadiri sosialisasi di aula kantor Desa Sukamylua, Jumat (14/5). Dia menjelaskan, jumlah hak pilih pada PAW ini terbatas. Sebab, sesuai aturan hanya perwakilan kelembagaan dan tokoh masyarakat yang akan melakukan pemilihan. ”Tahun ini Desa Sukamulya, Kecamatan Rumpin dan Desa Babakan, Kecamatan Dramaga yang melakukan PAW Kades. Kedua desa ini, kades

sebelumnya meninggal dunia,” paparnya. Sebelum digelarnya proses pemilihan tidak ada kampanye apapun, karena ini hanya bersifat musyawarah mupakat. ”Kalau ada lima calon akan diseleksi, karena maksimal hanya tiga calon. Calon nanti bakal ditentukan panitia kecamatan dan desa,” jelasnya. Sementara itu, Pjs Kepala Desa Sukamulya, Sopiana menuturkan, sosialisasi ini membahas soal aturan supaya masyarakat lebih tahu dan

paham tentang tata caranya. ”Minimal bisa meredam karena ini tidak ada kampanye dan pemilihanya berasal dari kelembagaan,” tuturnya. Ketua Panitia PAW Sukamulya, Ahmad Miftahudin menambahkan, perwailan DMPD memberikan penjelasan terkait proses pemilihan sekaligus musyawarah dengan panitia dan BPD. ”Kami belum membuka pendaftaran. Kurang lebih ada 250 suara pemilih perwakilan lembaga,” tandasnya.(abi/b)


BOGOR RAYA

RADAR BOGOR I SABTU 14 MEI I TAHUN 2022 I 13 SYAWAL 1443 H I HALAMAN 5

Mahasiswa Jadi Polisi Gadungan

Pastikan Samisade Tetap Berlanjut CIBINONG–Dengan dukungan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) dan para pemangku kepentingan, program pembangunan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor tetap berjalan. Termasuk program Satu Miliar Satu Desa (Samisade), dipastikan tetap berlanjut. Pasalnya, program bantuan keuangan untuk pembangunan infatruktur yang menjadi unggulan Bupati Bogor non aktif, Ade Yasin ini sangat dinanti masyarakat. “Samisade tetap berjalan karena itu program unggulan dan ada beberapa poin harus dikoreksi. Ada beberapa masukan dari dewan,” ujar Plt Bupati Bogor, Iwan Setiawan kepada Radar Bogor, kemarin (13/5). Sekarang, sambungnya, Pemkab Bogor tengah merivisi Peraturan Bupati (Perbup) yang dirasa memiliki celah menjadi kesalahan. Sebagai

program bankeu terbesar di Indonesia, Samisade merupakan program berdasarkan kajian yang memakan waktu cukup lama. “Dua tahun kita kaji dari 2019. Semuanya sudah dihitung matang dan penganggaran, mudah-mudahan semakin ke sini makin sempurna,” terangnya. Politisi Gerindra ini pun telah menginstruksikan seluruh perangkat daerah agar tetap bekerja dengan baik dan segera melaksanakan proses pembangunan infrastruktur, kesehatan, pendidikan agar terealisasi sesuai rencana, waktu dan target yang telah ditentukan. “Kepada para camat, lurah, kepala desa, ketua ormas, tokoh agama dan tokoh masyarakat, saya minta menginformasikan kepada masyarakat, bahwa penyelenggaraan pemerintahan Kabupaten Bogor tetap kondusif,” tandasnya.(cok/c)

FOTO: ARIFAL/RADAR BOGOR

DIAMANKAN: Petugas Satlantas Polres Bogor, mengamankan pelaku yang mengaku sebagai polisi di Jalan Raya Puncak, Kecamatan Megamendung.

MEGAMENDUNG–Pengendara Yamaha Nmax berinisial HZ harus berusuran dengan polisi. Pria berambut cepak itu ditangkap anggota Satlantas Polres Bogor lantaran mengaku sebagai polisi. Pelaku yang masih berstatus mahasiswa ini diamankan saat mengendarai motornya di Jalan Raya Puncak, Kecamatan Megamendung. Kasat Lantas Polres Bogor, AKP Dicky Pranata memaparkan, pelaku HZ ditangkap di Jalan Raya Puncak. “ Kita amankan satu orang pengendara yang mengaku polisi,” ujarnya kepada Radar Bogor, kemarin. Diduga HZ nekat menyamar menjadi polisi untuk gaya-gayaan dan mengelabui wanita incarannya. Namun demikian, Dikcy mengatakan, motif pelaku yang berstatus mahasiswa itu tengah didalami petugas Satreskrim Polres Bogor. “Kami tilang, untuk motifnya sedang didalami Unit Reskrim Polres Bogor,” tuturnya. Polisi terus mendalami kasus ini. Adapun atribut yang digunakan pelaku saat menyamar menjadi polisi adalah jaket kulit bertuliskan polisi lengkap dengan seragam. Serta motor dimodifikasi dengan menempel stiker bertuliskan polisi.(all/b)

Antusias Peserta Cukup Tinggi

FOTO: HENDI/RADAR BOGOR

SELESKI: Sebanyak 123 peserta ikut seleksi pemilihan Putri Otonomi Daerah 2022, kemarin.

CIBINONG–Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor, kembali menggelar seleksi pemilihan Puteri Otonomi Daerah Tahun 2022. Sebanyak 123 peserta bersaing untuk mewakili Kabupaten Bogor dalam helatan nasional tersebut. “Saya bangga dan bahagia di tengah pandemi yang belum berakhir, peminat mengikuti ajang ini sangat tinggi, responnya cukup

baik. Siapapun nanti terpilih mewakili Kabupaten Bogor bisa memberikan yang terbaik,” ujar Kepala Dinas Budaya dan Pariwisata (Disbudpar) Kabupaten Bogor, Deni Humaedi kepada Radar Bogor, Jumat (13/5). Sebagai informasi, Pemilihan Puteri Otonomi Daerah 2022 merupakan rangkaian kegiatan Hari Jadi Asosiasi Pemerintah

Kabupaten (APKASI) se-Indonesia, yang dilaksanakan pada 17-18 Juni 2022. Deni mengatakan, seleksi diawali dengan pembekalan, tes tertulis dan lainnya. Melalui tahap ini, akan terlihat kemampuan dan potensi para peserta miliki. Dari seleksi penjaringan, kemudian disaring untuk dapat lanjut ke tahap seleksi selanjutnya.

Deni berharap, melalui ajang ini bisa melahirkan puteri-puteri Kabupaten Bogor yang dapat mendorong kemajuan Kabupaten Bogor. “Terima kasih kepada semua pihak atas terselenggaranya acara ini. Tentunya dapat menambah ilmu pengetahuan tidak hanya peserta tetapi kita semua,” pungkasnya.(cok/b)

&% $ # " % " # "&# $ & ( % % % !% ' # % ( % $ " % #$ " " $ #% !% ' $ % %# % $ $& ' ( % % %& #" " " " $ % # " " ! ! !# !# " "# ! " " % " "# # # "# ! " " # # # " ! " !# " # "# " ! ! " % " " " " ! #" " " " ! ! " ! " " " # "# ! "# " #" " ! " ! ! " " " ! # % % ! " " " " $ " # !# ! " " # ! " % !% " $ % ! $ " " " " ! "# # % ! !" ! " " $ # "# ! # ! ! ! " ! #" " ! ! " #" ! " # "# ! "

" ! ! $ % %# % ' ( &" % !% $ & %& !# $ % # % " & & & !% $ " % $& % "

" " " #" !% " ! " ! # " !# !" $ # % ! " # % ! " ! " $ " " " " ! #" ! " & ! " $ # "# ! $ $ ! " # ! # % $ %

FOTO-FOTO:HUMAS HCG FOR RADAR BOGOR


RADAR BOGOR I SABTU, 14 MEI I TAHUN 2022 I 13 SYAWAL 1443 H I HALAMAN 6

FILIPINA U-23 0-4 INDONESIA U-23 MEDALI PERAK: Nandhira Mauriskha meraih medali perak dari nomor Womens Taolu Jian Shu pada cabor wushu di Cau Giay Gymnasium, Hanoi, Jumat (13/5) kemarin.

Kemenangan Berharga!

Wushu Sumbang Dua Medali HANOI–Indonesia meraih medali perak dan perunggu dari cabang olahraga wushu pada SEA Games 2021 di Vietnam yang digelar di Cau Giay Gymnasium, Hanoi, Vietnam, Jumat (13/5) kemarin. Medali perak dipersembahkan oleh Nandhira Mauriskha dari nomor Womens Taolu Jian Shu, sedangkan perunggu disumbangkan oleh Seraf Naro Siregar dari Men’s Taolu Chang Quan. Nandhira meraih nilai 9,67, diapit juara pertama Thuy Vi Duong dari Vietnam dengan 9,70 poin, dan juara ketiga Binh Dang Tieu yang juga dari tuan rumah dengan nilai 9,66. Di nomor Womens Taolu Jian Shu, Maura tak tampil sendiri mewakili Indonesia, namun Zoura Nebulani hanya mendapatkan posisi keempat dengan nilai 9,65. Sedangkan medali perunggu diraih Seraf Naro Siregar dengan nilai 9,69, bersaing tipis dengan sang juara Su Wei Clement dari Malaysia dengan 9,70 poin dan Jowen Si Wei L yang juga meraih 9,70 poin. Edgar Xavier M dari Indonesia yang juga tampil di nomor sama hanya mampu menempati peringkat ke-6 dengan nilai 9,46. Naro mengakui sebenarnya tidak kepikiran untuk meraih medali, melainkan bagaimana bisa bermain yang terbaik untuk Indonesia. “Sebenarnya di atas ekspektasi ya, karena ekspektasi enggak ada gambaran mau medali apapun. Yang penting keluarkan yang terbaik untuk Indonesia. Medali itu di tangan Tuhan,” ujarnya. Karena itu, Naro sangat bersyukur bisa meraih medali meski hanya perunggu, dan sudah cukup puas dengan penampilannya hari ini. “Kalau kurang, tetap saja ada kurangnya, ada lebih, ada kurangnya. Mungkin seharusnya bisa (main) lebih tenang lagi,” kata Naro yang pernah tampil di SEA Games 2019 Filipina. (jpc)

PHU THO–Tim U-23 Indonesia terus menunjukkan permainan terbaiknya. Setelah tampil buruk di laga perdana melawan Vietnam, Garuda Muda bangkit dan tampil apik saat mengalahkan Timor Leste 4-1 (10/5). Kemudian menenggelamkan Filipina 4-0 pada laga ketiga Grup A cabang olahraga sepak bola SEA Games 2021 di Stadion Viet Tri, Phu Tho, Jumat (13/5) kemarin. Melansir laman resmi PSSI, empat gol Indonesia dilesakkan Muhammad Ridwan (17’), Rizky Ridho Ramadhani (44’), Egy Maulana Vikri (74’), dan Marselino Ferdinan (84’). "Alhamdulillah kita bisa menang besar. 4-0. Permainan juga terus membaik. Kerja sama juga terlihat rapi antarpemain. Satu lagi melawan Myanmar di babak penyisihan grup yang harus kita menangkan. Saya yakin dengan melihat penampilan tadi, kita bisa mengalahkan Myanmar dan memastikan lolos ke semifinal," ujar Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan. Iriawan pun meminta Shin Tae-yong untuk terus menjaga performa pemain sehingga

KLASEMEN SEMENTARA

Jumat, 6 Mei 2022 VIETNAM 3-0 INDONESIA Gol: Nguyen Tien Linh 54', Do Hung Dung 74', Le Van Do 87'

Selasa, 10 Mei 2022 INDONESIA 3-1 TIMOR LESTE Gol: Egy Maulana Vikri 16', Witan Sulaeman 52', 77', Fachruddin Aryanto 59'; Mauzinho 69' PSSI.ORG

tidak kendur di laga-laga selanjutnya. Sebab pada SEA Games 2021 ini, PSSI menargetkan medali emas. Indonesia baru 2 kali meraih gelar juara atau medali emas sepak bola putra SEA Games. Bersama Vietnam, jumlah itu merupakan yang paling sedikit di antara negara-negara yang pernah meraih gelar bergengsi di ajang multiolahraga Asia Tenggara itu.

NO

TIM

1 2 3 4 5

Vietnam Indonesia Myanmar Filipina Timor Leste

GRUP A

Medali emas Indonesia tercipta di tahun 1987 dan 1991. "Saya optimistis kita bisa meraih medali emas. Mari kita bantu doa dan dukungan agar pemain tampil spartan dan bisa mengalahkan semua lawan-lawannya," imbuh Iriawan. Pe l at i h Ti m na s Indonesia U-23, Shin Tae-yong, menunjukkan keyakinan setelah timnya mampu mengalahkan Filipina. Ia mengatakan, bahwa Garuda

M

M

S

K

P

3 3 3 4 3

2 2 2 1 0

1 0 0 1 0

0 1 1 2 3

7 6 6 4 0

atlet kami bisa memberikan kontribusi emas bagi Indonesia pada ajang pesta olahraga terbesar di kawasan Asia Tenggara ini,” bebernya. Anton sendiri terus memantau dan memberikan dukungan kepada para atlet dayung Kabupaten Bogor yang tengah membela Indonesia pada SEA Games 2021 Secara keseluruhan hingga saat ini, para atlet dayung Kabupaten Bogor sudah memberikan sumbangsih 3 medali emas bagi Kontingen Indonesia pada Sea Games 2022. Anton optimis para atlet dayung binaanya akan kembali meraih medali emas, karena pada final nomor M2- yang akan berlangsung, Sabtu (14/5) hari ini, Denri dan Ferdiansyah berpeluang besar merebut medali emas ke empat bagi Kontingen Indonesia dari cabang olahraga dayung. Di sisi lain, Ferdiansyah mengatakan, bahwa sejak awal mereka sudah mengetahui bahwa tuan rumah bakal menjadi ancaman yang serius. Hal inilah yang membuat tim Indonesia langsung tampil cepat untuk meraih posisi pertama sejak start. “Sebenarnya sulit untuk mengejar Vietnam. Mereka bagus dan tim yang solid dan saya rasa kita harus memberikan apresiasi kepada mereka. Meski dari awal target kami sudah emas, tetapi kami pun tidak mengira bisa menjadi nomor satu,” ujar Ferdiansyah dikutip dari NOC Indonesia. Ke s u k s e s a n ro w i n g mendulang emas tak lepas dari matangnya persiapan yang telah mereka lakukan. Sejak tahun lalu, rowing sudah menjalani pemusatan latihan nasional (pelatnas) jangka

Filipina 0-4 Indonesia Gol: Muhammad Ridwan '19,

Muda akan lolos ke semifinal dan menjadi salah satu penantang medali emas di partai puncak sepak bola SEA Games 2021. “Semoga saja terwujud,” singkatnya. Indonesia masih menyisakan satu laga lagi melawan Myanmar, Minggu (15/5). Kemenangan melawan Myanmar juga tak kalah penting untuk meloloskan ke babak semifinal. Di Grup B persaingan juga masih ketat antara Malaysia, Singapura, dan Thailand. (rur)

Rizky Ridho 45', Egy Maulana Vikri 75', Marselino Ferdinan 85'

JADWAL

PERTANDINGAN

Minggu, 15 Mei 2022 16.00 WIB:

INDONESIA VS MYANMAR

HASIL PERTANDINGAN Jumat, 13 Mei 2022 Filipina U-23 0-4 Indonesia U-23 Vietnam U-23 1-0 Myanmar U-23

KLASEMEN SEMENTARA PEROLEHAN MEDALI

Pedayung Kabupaten Bogor Kembali Raih Emas HAI PHONG–Tim rowing Indonesia kembali menambah raihan emas di SEA Games 2021, Hanoi, Vietnam. Jumat (13/5) kemarin, Indonesia mendulang dua emas dari nomor lightweight man’s four dan lightweight men’s quadruple sculls. Tim lightweight man’s four Indonesia bermaterikan dua pedayung Kabupaten Bogor yakni Ferdiansyah dan Denri Maulidzar, bersama Mahendra Yanto serta Ali Buton. Sementara itu, tim quadruple sculls bermaterikan Ali Mardiansyah, Ihram, Ardi Isadi, dan seorang pedayung Kabupaten Bogor lainnya, Kakan Kusmana. Tim lightweight man’s four tampil tercepat di Haiphong Canoeing and Rowing Training Center dengan catatan waktu 6 menit dan 47,729 detik. Tuan rumah Vietnam meraih perak dengan catatan terpaut tipis, 6 menit dan 52,879 detik. Tim Filipina mendulang perunggu dengan catatan waktu 7 menit dan 0,117 detik. “Alhamdulilah tiga medali emas cabor dayung SEA Games 2021 untuk Kontingen Indonesia bisa diraih para atlet dayung binaan PODSI Kabupaten Bogor . Saya bangga dan terharu atas motivasi dan patriotisme para atlet PODSI Kabupaten Bogor yang all out berjuang untuk mengibarkan merah putih pada kancah SEA Games 2021,” ujar Ketua Pengcab PODSI Kabupaten Bogor, Anton Sukartono Suratto. Anton berharap, para atlet dayung Kabupaten Bogor yang masuk dalam skuad Merah Putih pada ajang Sea Games 2022 bisa kembali memberikan kontribusi medali emasnya. “ Ada empat atlet kami yang jadi bagian dalam skuad Merah Putih. Mudah-mudahan semua

Jumat, 13 Mei 2022

MENANG BESAR : Selebrasi para pemain Indonesia U-23 usai menang telak 4-0 atas Filipina U-23 pada fase grup A cabor sepak bola putra SEA Games 2021 di Stadion Viet Tri, Phu Tho, Jumat (13/5) kemarin.

MEDALI EMAS: Dua atlet Kabupaten Bogor, Ferdiansyah (kanan) dan Denri Maulidzar (kiri) meraih medali emas di nomor lightweight man’s four, kemarin.

5 BESAR No

Negara

Emas

Perak

Perunggu

Total

1

Vietnam

23

13

23

59

2

Malaysia

11

5

13

29

3

Indonesia

6

9

2

17

4

Thailand

5

6

18

29

5

Filipina

3

10

12

25

*)Update pukul 22.00 WIB

panjang. “Persiapannya sudah dari tahun lalu karena SEA Games kan juga dilaksanakan tahun lalu. Meski ditunda ke 2022, kami tetap latihan dengan keras. Sejujurnya sulit bisa mengalahkan

Vietnam karena mereka berstatus tuan rumah,” kata Denri. “Betul, Vietnam memang kuat. Tapi di sini kami membuktikan bahwa kami jauh lebih kuat dari Vietnam,” kata Mahendra. (rur)

GRAHA PENA BOGOR JL KHR ABDULLAH BIN NUH NO 30 TAMAN YASMIN BOGOR

https://bozzfoods.mygostore.com


ALLSPORT

RADAR BOGOR I SABTU 14 MEI I TAHUN 2022 I 13 SYAWAL 1443 H I HALAMAN 7

ZA

NIO

ROMA–AS Roma akan menjamu tim juru kunci Venezia pada pekan ke-37 Serie A 2021/22 di Stadion Olimpico, Minggu (15/5) dini hari (Live beIN Sport pukul 01.45 WIB). Roma maupun Venezia sama-sama wajib menang. Roma membutuhkan tiga poin supaya tidak tergusur oleh Fiorentina dari peringkat enam, alias zona Liga Europa. Di lain pihak, imbang atau kalah akan memastikan Venezia jadi tim pertama yang terdegradasi dari Serie A. Dua tim ini meraih hasil kontras di laga terakhirnya. Roma ditekuk tuan rumah Fiorentina 0-2, sedangkan Venezia mengalahkan Bologna 4-3. Gol-gol Thomas Henry, Sofian Kiyine, Mattia Aramu (penalti), dan Dennis Johnsen sukses menghindarkan Venezia dari degradasi lebih awal. Pada pekan ke-12 lalu, Roma kalah

2-3 di kandang Venezia. Tiga gol Venezia dicetak Mattia Caldara, Mattia Aramu (penalti), dan David Okereke. Dua gol Roma dicetak oleh Eldor Shomurodov dan Tammy Abraham. Waktu itu, Venezia masih dilatih Paolo Zanetti. Sekarang Venezia dilatih Andrea Soncin. (bol/ -& -%% rur)

! "

". )(*, )-$-%

, #-

*+ (*)

* &-

%% *"'"

& %%"' %". "*

'"(%(

.( (

-"+ '

* ! &

% *

')

'*0 &) -

' 1

)+

% /+$"

*('"

, "(' %"&)" (

! !

(+ (-*"'!(

!

" ! " !

Honda DBL Camp 2022 Dimulai oleh legenda basket Australia Andrew Vlahov serta Shane Froling dari World Basketball Academy (WBA) Australia. DBL Indonesia selaku penyelenggara kali ini juga menghadirkan seorang guest coach. Dia adalah Anthony Garbelotto, pelatih asal Inggris yang menakhodai NSH Mountain Gold Timika pada IBL musim lalu. Ketiga pelatih top itu sudah tiba di Surabaya sejak Selasa (10/5). Mereka akan berkolaborasi dengan tim pelatih dari DBL Academy, satu-satunya akademi basket profesional berstandar internasional di Indonesia. Serta didukung pula oleh empat alumni DBL All-Star yang akan berperan sebagai interpreter. CEO dan Founder DBL Indonesia, Azrul Ananda mengaku lega sekaligus bangga. Karena kegiatan Honda DBL Camp yang rutin digelar sejak 2008 ini akhirnya bisa terselenggara kembali. Setelah terpaksa tidak terselenggara akibat pandemi Covid-19. ”Kami mengucapkan terima kasih sebesarbesarnya kepada Astra Honda Motor

(AHM) yang terus setia mendukung kegiatan ini. Para partner, pemerintah pusat dan daerah, serta seluruh pihak lainnya yang terlibat,” ungkapnya. Ketua Umum PP Perbasi, Danny Kosasih juga menyempatkan hadir untuk melihat langsung dan memberi sambutan kepada para campers. ”Sebagai induk organisasi basket di tanah air, PP Perbasi sangat mendukung dan berterima kasih kepada DBL Indonesia dan para partner karena secara konsisten selama belasan tahun menggelar kompetisi dan camp basket yang begitu rapi, sistematis, dan besar seperti Honda DBL Camp ini. Setiap tahunnya, kami sangat terbantu dalam mencari bibit-bibit muda potesial buat kebutuhan Timnas,” ujar Danny. Adapun ke-234 campers serta 52 pelatih yang ikut serta pada Honda DBL Camp 2022 ini adalah mereka yang terpilih dari gelaran Honda DBL musim 2021-2022 di 22 kota dari 22 provinsi di tanah air. Bergulir secara maraton sejak Februari 2021 hingga Maret 2022 kemarin. (dbl/rur)

Tangis Rins Suzuki Mundur LE MANS–Alex Rins tak mampu menahan emosinya dan tangisnya pecah ketika kali pertama mendengar keputusan Suzuki yang bakal mundur dari MotoGP akhir musim ini. Kabar tersebut didengarnya di akhir sesi tes tengah musim di Jerez pekan lalu. ”Malam itu Livio (Suppo) dan Saharasan memanggilku ke kantor. Tentu saja berat sekali mendengar hal itu,” ”Aku benar-benar menangis saat itu karena aku telah memberikan segalanya untuk tim ini sejak 2017,” ”Begitu juga personel tim lainnya yang telah memberikan yang terbaik sejak Suzuki kembali ke MotoGP pada 2015.” Kini, Rins ingin menikmati saat-saat terakhir membalap di atas motor GSX-RR. Dia bertekad memberikan hasil terbaik dan membuktikan bahwa keputusan Suzuki mundur dari MotoGP adalah salah. Pada Kamis (12/5), pabrikan Jepang

MORINHO

DBL INDONESIA

SURABAYA–Pelatihan basket pelajar terbaik dan terbesar di tanah air, Honda DBL Camp 2022 resmi dimulai Rabu (11/5). Bertempat di fasilitas DBL Academy dan atrium Pakuwon Mall Surabaya. Diikuti sebanyak 234 student-athlete pilihan, serta 52 pelatih terbaik se Indonesia. Berlangsung hingga 15 Mei mendatang. Para campers (sebutan bagi peserta Honda DBL Camp) belajar, berlatih dan bersaing. Bekerja keras mengerahkan kemampuan terbaik. Karena tinggal butuh selangkah lagi, mereka bisa terpilih sebagai anggota tim dan pelatih Honda DBL Indonesia All-Star 2022. Tim elite yang terdiri dari 10 putra dan 10 putri, serta empat pelatih yang bakal belajar dan bertanding ke Amerika Serikat pada Juli mendatang. Serangkaian agenda pelatihan telah disiapkan untuk memaksimalkan potensi dan kemampuan basket lebih mendalam para campers. Dilatih oleh para pelatih top. Dipimpin langsung

DBL CAMP: Para peserta DBL Camp 2022 melakukan latihan di DBL Academy Arena, kemarin.

Diikuti 234 Campers dari 22 Provinsi

*"+, ', -" ,*" "(

LO

MUSIM TERAKHIR : Alex Rins saat membalap bersama Suzuki Ecstar pada MotoGP Indonesia di Sirkuit Pertamina Mandalika, Minggu (20/3) lalu.

itu resmi menyatakan rencana menyudahi partisipasi mereka dalam MotoGP dan sedang berdiskusi dengan Dorna Sports menjelang Grand Prix Prancis di Le Mans. Rumor Suzuki hengkang dari kejuaraan dunia balap motor paling bergengsi itu santer diberitakan media awal bulan ini dan Dorna yang menjadi pemegang hak komersial MotoGP, menyatakan pabrikan itu tidak bisa mengambil keputusan sepihak begitu saja karena terikat kontrak hingga 2026. “Momen yang emosional bagi semuanya, kru, mekanik. Kita lihat bagaimana masa depan menanti. Sekarang saatnya kami menyelesaikan musim ini sebaik mungkin,”

”Melakukan seperti yang sebelumnya dari satu balapan ke balapan lain mengerahkan 100 persen dan menikmatinya. Karena kita tidak akan dapat melihat lagi Suzuki, seperti saat ini di Le Mans. Jadi mari kita nikmati,” imbuhnya. Pembalap Spanyol itu sedang menikmati performa apik motornya pada awal musim ini dengan merebut dua podium di Argentina dan Austin. ”Menghuni peringkat empat klasemen dengan 69 poin, atau terpaut 20 poin dari Fabio Quartararo yang menempati puncak setelah enam balapan. Motor ini bekerja sangat baik mungkin Suzuki terbaik selama beberapa tahun terakhir,” kata Rins. (jpc)

-* ' %())

" !

13

44

25

6

6

30

KEMENTAN SIAPKAN TENAGA MEDIS TERLATIH KHUSUS TANGANI PMK JAKARTA, Kementerian Pertanian (Kementan) siapkan tenaga medis terlatih yang tanggap tangani PMK. Untuk mendukung hal tersebut, Kementan melakukan transfer of knowledge atau transfer pengetahuan kepada SDM peternakan melalui pelatihan pengendalian PMK. Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo menyambut baik sekaligus memberikan apresiasi atas penyelenggaraan Pelatihan Pengendalian Penyakit Mulut dan Kuku (PMK). Ditegaskannya, masyarakat tidak perlu panik karena PMK bisa ditanggulangi. “Pelatihan ini memiliki arti penting sebagai salah satu upaya dalam mengendalikan dan menangani PMK melalui peningkatan kualitas kompetensi SDM Pertanian/ Peternakan, para peserta pelatihan yang meliputi Medik Veteriner, Paramedik Veteriner, Koordinator BPP, Penyuluh Peternakan, dan Pengelola P4S,” katanya saat membuka Pelatihan Pengendalian Penyakit Mulut dan Kuku (PMK), Kamis (12/05/2022). Mentan SYL menjelaskan PMK adalah penyakit menular pada hewan dan sangat ditakuti oleh hampir semua negara di dunia. Utamanya negara-negara pengekspor ternak dan produk ternak, termasuk Indonesia. “Indonesia pertama kali tertular PMK tahun 1887 di daerah Malang, Jawa Timur. Upaya pemberantasan dan pembebasan PMK di Indonesia terus dilakukan sejak tahun 1974 hingga 1986. Pada tahun 1990, penyakit ter se but benar-benar dinyatakan hilang dan secara resmi Indonesia telah diakui bebas PMK oleh Badan Kesehatan Hewan Dunia atau Office International des Epizooties (OIE),” katanya. Ia menambahkan, keberhasilan Indonesia bebas dari PMK pada tahun 1990 merupakan hasil kerja keras berbagai pihak, didukung kondisi geografis Indonesia yang berupa kepulauan sehingga memudahkan dalam melokalisasi penyakit ini. PMK menyebabkan kerugian ekonomi yang sangat besar, bukan hanya mengancam kelestarian populasi ternak di dalam negeri, tetapi juga mengakibatkan hilangnya peluang ekspor ternak dan hasil ternak.

“Oleh karena itu, peran aktif dari berbagai pihak diperlukan bagi pencegahan dan penanganan penyakit tersebut di Indonesia, melalui pengetahuan yang cukup tentang PMK dan langkah-langkah yang perlu diambil,”ujarnya. Mentan menambahkan merebaknya kasus PMK di sejumlah Kabupaten/Kota di Provinsi Jawa Timur dan Aceh, memerlukan upaya nyata untuk segera mengendalikan, salah satunya dengan memanfaatkan transfer of knowledge bagi petugas pendamping mendukung upaya pencegahan dan penanggulangan PMK secara cepat dan masif. “Untuk itu, kualitas pelatihan yang dilaksanakan di UPT harus lebih ditingkatkan. Sehingga, menghasilkan purnawidya-purnawidya yang berkualitas untuk dapat segera menangani dan mengendalikan PMK dan potensi kendala-kendala lainnya. Petugas pendamping peternakan juga harus dapat menambah wawasan pengetahuan dalam mengedukasi petani/peternak, serta meningkatkan kesejahteraan petani/peternak di wilayah binaannya,” katanya. Mentan pun memberikan apresiasi secara maksimal terhadap langkah konkret dan jelas dalam penanggulangan PMK diantaranya upaya membentuk satgas dan gugus tugas, agenda sos atau darurat, langkah temporer, dan agenda recovery atau pemulihan. Mentan mendorong adanya tindakan penentuan 3 zona bagi wilayah terdampak, diantaranya zona merah, kuning dan hijau. “Kita perlu terus waspada serta gerak cepat menanggulangi PMK ini jangan sampai timbul kepanikan di tengah masyarakat kita. Distribusi obat obatan serta vaksin harus terus digencarkan, supaya semuanya aman dan fenomena PMK ini semakin menurun,” ujarnya. Di kesempatan yang sama, Kepala Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian (BPPSDMP), Dedi Nursyamsi, mengatakan melalui Keputusan Menteri

Pertanian Nomor 4026/Kpts/ OT.140/4/2013, PMK telah ditetapkan sebagai salah satu penyakit hewan menular strategis (PHMS) yang bersifat eksotik. “Penyakit ini berpotensi muncul dan menimbulkan kerugian ekonomi yang disebabkan kematian ternak dan tingginya angka kesakitan, adanya hambatan perdagangan, terganggunya industri pariwisata, operasional pemberantasan penyakit, serta gangguan terhadap aspek sosial budaya dan keresahan masyarakat,” katanya. Dedi juga menegaskan, BPPSDMP akan memanfaatkan berbagai kegiatan transfer of knowledge untuk mendukung upaya penanggulangan PMK. Diharapkan melalui kegiatan ini Dapat meningkatkan kompetensi peserta dalam pengendalian dan pemberantasan penyakit mulut dan kuku (PMK), sekaligus mengurangi penyebaran PMK. “Untuk menanggulangi PMK ada berbagai cara, ada berbagai teknik, ada berbagai pendekatan. Jadi pelatihan ini sangat penting dan urgent,” ujarnya. Tata cara dan tahapan dalam menanggulangi PMK perlu diketahui pasti. wajib hukumnya memahami apa itu PMK, bagaimana cara dan tahapan menanggulangi nya. “Dengan pertimbangan itu, Kementan melaksanakan pelatihan pengendalian penyakit mulut dan kuku (PMK). Pada saat ini kita harus bahu membahu bersinergi secara harmonis menanggulangi PMK,” katanya. Tampil sebagai narasumber dari Direktorat Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan, Dinas Pertanian Provinsi Jawa Timur dan Aceh, Badan Karantina Hewan, serta Widyaiswara Balai Besar Pelatihan Kesehatan Hewan Cinagara dan Balai Besar Pelatihan Peternakan Batu. Pewarta: Biro Humas Sumber: Kementerian Pertanian RI


KICKERS

RADAR BOGOR I SABTU 14 MEI I TAHUN 2022 I 13 SYAWAL 1443 H I HALAMAN 8

CHELSEA VS LIVERPOOL

Penentuan!

LONDON– Chelsea dan Liverpool akan bertarung di babak final Piala FA 2021/22 yang berlangsung di Stadion Wembley, Sabtu (14/5) malam ini (Live RCTI pukul 22.45 WIB). Chelsea dan Liverpool musim ini sudah bertemu di final EFL Cup/Carabao Cup pada Februari 2022 lalu. Waktu itu, juga di Wembley, mereka bermain imbang 0-0, kemudian Chelsea kalah adu penalti Liverpool pun menghidupkan ambisi untuk meraih quadruple musim ini. Setelah menjuarai Carabao Cup, The Reds juga telah lolos ke final Piala FA dan Liga Champions, serta masih punya kans untuk meraih titel Premier League. Sementara itu, bagi Chelsea, ini adalah kesempatan terakhir untuk meraih trofi. Chelsea dan Liverpool sudah bertemu tiga kali musim ini. Di Premier League, mereka bermain imbang 1-1 di Anfield dan 2-2 di Stamford Bridge. Di final Carabao Cup, mereka bermain imbang lagi, tapi Liverpool kemudian keluar sebagai pemenang lewat adu penalti. Dua final terakhir yang mempertemukan Chelsea dan Liverpool semuanya berlanjut hingga adu penalti, dan Liverpool selalu menjadi pemenangnya. Yang pertama adalah final UEFA Super Cup/Piala Super Eropa 2019, di mana mereka bermain imbang 2-2, lalu Liverpool menang adu penalti 5-4. Yang kedua tentu saja

musim ini, di mana mereka bertarung di final Carabao Cup. “Kami bermain sangat, sangat baik sejak menit pertama dan saya sangat senang dengan tingkat fokus dan tingkat determinasi serta tingkat dukungan yang kami tunjukkan. Kami kuat dalam tantangan, kami berani dalam bertahan, kami saling mendukung,” kata Manajer Chelsea, Thomas Tuchel. Di kubu seberang, gelar Piala FA adalah salah satu tantangan besar bagi Liverpool. Sudah lama mereka tidak merasakan trofi kompetisi sepak bola tertua di dunia tersebut. Bahkan, ini merupakan pertama kalinya bagi The Reds melaju ke partai final dalam kurun 1 dekade terakhir. “Ini adalah satu-satunya trofi yang tidak kami menangkan sejauh ini sebagai sekelompok pemain sejak saya berada di klub. Sekarang kami memiliki peluang besar – melawan Chelsea yang fantastis,” kata bek tengah Liverpool, Virgil Van Dijk. Van Dijk menggarisbawahi cara menyerang skuad Chelsea. Ia mewanti-wanti rekan setimnya agar waspada terhadap kualitas individu serta kerja kolektif yang ditunjukkan The Blues sepanjang musim ini. “Mereka memiliki momen berbeda yang juga sangat mereka kuasai; kualitas di lini tengah, depan, belakang. Mereka adalah tim yang lengkap,” tukas bek asal Belanda tersebut.(trt/bol/rur)

!- (,#,$ ' )+*'&

$'&*'

, ! )

! 0 ') !& '

,$!*!

!$-

& /

& !"# &

,# #, ' +,* #

! '

& )*'&

$!**'& +!(

',&+ $

!+

0(!$! , + $ . & ) )&'$

% * + !'& % $ /

ROMELU LUKAKU

( $& *' '( & (, " $!* & "%($# *' $&+ (, " ' # ( *' & ($# " '($# !! *' &,'( ! ! " * &($# *' & #( $& "

$(( # " *' )&#! , " '( " *' # '( & (, "

'% * , $

+ '(! # ( *' &' # ! ! " $)( "%($# *' * &%$$! ! "

"%$! *' ! &# ( # #"$&% !! ' &$# *' $& #$ #"$&% # ' *' % - #"$&%

,) & $'((

$" *' # - #"$&% $!$ # *' '')$!$ #"$&% %$! *' #$ #"$&% ! # *' ( ! #( #"$&%

! & *' #( & ! # ! #"$&% "% $& *' $& #( # #"$&% )* #()' *' - $ ! #"$&%

REAL MADRID 6-0 LEVANTE

Bikin Levante Degradasi PEMENANG DERBI: Selebrasi Son Heungmin (tengah) usai mencetak gol ke gawang Arsenal di Stadion Tottenham, Jumat (13/5) dini hari WIB kemarin.

TOTTENHAM HOTSPUR 3-0 ARSENAL

London Utara Adalah Spurs LONDON–Derbi London Utara menjadi milik Tottenham Hotspur. Dalam laga pekan ke-36 Premier League di Tottanham Stadium, Jumat (13/5) dini hari WIB kemarin, Spurs melibat Arsenal tiga gol tanpa balas. Harry kane mencetak gol pembuka melalui titik putih di menit ke-22. Arsenal kemudian bermain dengan 10 orang setelah Rob Holding mendapat kartu kuning di menit ke-26 dan 33. Kane menggandakan keunggulan di menit ke-37 berkat assist Bentancur. Kemenangan 3-0 Spurs kemudian ditentukan oleh Heung Min-son di menit ke-47.

Manajer Arsenal Mikel Arteta, berbicara kepada BBC Sport cukup kesal dengan hasil ini. Ia kurang puas dengan keputusan wasit, khususnya pengusiran Holding. “Saya tidak bisa memberikan penilaian yang jujur karena saya akan diskors untuk waktu yang lama. Saya suka jujur dan saya tidak bisa memberikan penilaian yang jujur,” tegasnya. Meski kecewa, ia menegaskan puas dengan kinerja anak asuhnya. “Saya sangat bangga dengan para pemain saya, kami kehilangan permainan ini, kami menerimanya. Kami pindah ke Newcastle,” tegasnya.

Pelatih Tottenham Antonio Conte, berbicara kepada BBC Sport sementara itu menegaskan, “Pasti hasil yang bagus. Yang paling penting adalah mendapatkan tiga poin. Dengan cara ini kami terus bersaing untuk mendapatkan tempat di Liga Champions.” Terkait penalti dan dua kartu kuning Holding, Conte mengatakan wajar kalau Arsenal mengeluh meski ia percaya itu keputusan tepat. “Situasinya sangat jelas. Biasanya ketika Anda kalah, mengeluh adalah hal yang wajar. Holding pantas menerima kartu kuning sebelumnya dan wasit memutuskan untuk menunggu sebentar,” tegasnya.(amr)

MADRID–Real Madrid tidak memberi ampun pada Levante. Dalam laga La Liga di Santiago Bernabeu, Jumat (13/5) dini hari WIB kemarin, Los Blancos menghajar Levante dengan skor 6-0 dan mengirim mereka ke Segunda Division. Madrid yang sudah dipastikan juara La Liga turun dengan kekuatan terbaik. Mereka pun tak kesulitan membantai Levante. Vincius Junior mencetak hattrick di menit ke-45, 68, dan 83. Sementara tiga gol lainnya dilesakkan Ferland Mendy (13’), Karim Benzema (19’), dan Rodrygo (34’). Dengan hasil ini, Levante dipastikan terdegradasi. Mengoleksi poin 29, mereka tidak mungkin lagi mengejar Cadiz yang ada di peringkat 17 dengan keunggulan enam poin. Pasalnya, mereka kalah head to head. Pelatih Madrid, Carlo Ancelotti pun menyampaikan simpatinya pasca laga.(amr)

VIRGIL VAN DIJK '% #,$! *' ! # #"$& "!! & !( $ *' ! #"$& "!! & ( ! ( ! $ *' ' ')# #"$& "!! & (! ( $ & *' * !! #"$& - *' ! & #"$& "!! & ( *' & !$# #"$& "!! & * #( *' ! * ' #"$& "!! & !!$& *' ,$ !! #$ #"$& "!! & ! ( ' *' & # #"$& "!! & !! && ! *' ! $ #"$& "!! &

# %)& *' ! ,' &$ ! " $ *' ! # &$ ! # $# ' *' , #" & "$& '( *' (# " '%

MENANG: Vinicius Junior usai mencetak gol ke gawang Levante di Stadion Santiago Bernabeu, Jumat (13/5) dini hari WIB kemarin.


TERUSAN

RADAR BOGOR I SABTU, 14 MEI I TAHUN 2022 I 13 SYAWAL 1443 H I HALAMAN 9

Penuhi Syarat Usung Capres JAKARTA–Peta politik menjelang Pemilu 2024 makin dinamis. Terbaru, tiga ketua umum partai politik, yakni Partai Golkar, Partai Amanat Nasional (PAN), dan Partai Persatuan Pembangunan (PPP), bertemu. Mereka sepakat untuk bersinergi menuju Pemilu 2024. Komitmen antara Ketum Golkar Airlangga Hartarto, Ketum PAN Zulkifli Hasan, dan Ketum PPP Suharso Monoarfa itu berlangsung di Rumah Heritage, Jakarta, pada Kamis (12/5) malam. Direktur Eksekutif Parameter Politik Indonesia Adi Prayitno memandang koalisi itu memiliki modal kuat. Sebab, secara kalkulasi, jumlah kursi tiga partai tersebut sudah memenuhi syarat untuk mengajukan capres dan cawapres. ’’Jadi, saya kira mereka cukup serius,’’ kata Adi kepada Jawa Pos kemarin (13/5). Merujuk hasil Pemilu 2019, Partai Golkar memiliki 85 kursi DPR, PAN 44 kursi, dan PPP 19 kursi. Jumlah 148 kursi tiga partai tersebut mencapai 25,7 persen. Itu sudah melebihi syarat minimal presidential threshold, yakni 20 persen kursi nasional. Adi menyebut koalisi itu merupakan kebutuhan masing-masing partai. Mereka tidak ingin ketinggalan langkah. Misalnya, PDIP-Gerindra yang saat ini cenderung bersama, lalu Partai Nasdem yang segera menyodorkan calon. ’’Golkar tentu sebagai partai pemenang kedua tidak mau sebatas jadi penonton. Apalagi, mereka menginginkan Airlangga maju,’’ ujarnya. Terpisah, Ketua DPP Partai Golkar Ace Hasan Syadzily mengatakan, komitmen dalam pertemuan itu merupakan langkah awal menjelang Pemilu 2024. ’’Semuanya bersepakat untuk menyatukan diri membangun koalisi yang disebut Koalisi Indonesia Bersatu,’’ katanya dalam keterangan tertulis kemarin. Sesuai namanya, koalisi dibentuk dengan misi persatuan pasca pembelahan publik di dua pilpres terakhir. Dalam pertemuan itu, koalisi sepakat agar polarisasi tersebut tidak terulang di Pemilu 2024. (far/ c7/bay)

Kuartal Satu Tumbuh di Atas Prapandemi JAKARTA–Pertumbuhan ekonomi Indonesia pada kuartal I tercatat 5,01 persen (YoY). Capaian itu sukses mengantarkan Indonesia ke kelompok negaranegara dengan level pertumbuhan di atas prapandemi. Kamar Dagang Indonesia (Kadin) meramalkan, pertumbuhan pada kuartal II akan lebih baik. ’’Kuartal I kita sudah di atas 3 persen. Itu di atas rata-rata PDB 2019. Ini sangat

menggembirakan. Ekonomi mulai pulih,’’ ujar Kepala Badan Kebijakan Fiskal (BKF) Febrio Kacaribu kemarin (13/5). Dia menambahkan bahwa tingkat pertumbuhan sejumlah negara pada kuartal I masih lebih rendah dari Indonesia. Tiongkok tumbuh 4,8 persen. Pertumbuhan Amerika Serikat (AS) 3,6 persen, Singapura 3,4 persen, Korea Selatan 3,1 persen, dan Taiwan 3,1 persen. ’’Filipina mencatatkan pertumbuhan 8,3 persen. Tapi, masih jauh di bawah pertumbuhan ekonomi mereka sebelum pandemi,’’ tegasnya.

U HOTELE, DLL L A NGAN TANAHUDSIJAHA SERVIC U A G O L LOW NGAN RUAN IJ ANEKA RUMRAAHKDKAN KEHILA

# ! $!

NT H DIKO RUMA

"

Meski pertumbuhan kuartal I masuk zona positif, Febrio menyatakan bahwa pemerintah masih perlu mewaspadai sejumlah hal. ’’Tiongkok menerapkan zero Covid-19 policy. Itu menyebabkan kontraksi aktivitas manufaktur. Sedangkan, Rusia terkait tensi geopolitik juga masih terkontraksi,’’ bebernya. Sementara itu, realisasi program pemulihan ekonomi nasional (PEN) tahun ini berjalan dengan baik. Kementerian Keuangan melaporkan, sampai 28 April lalu realisasi anggaran mencapai Rp 70,37 triliun. Itu merupakan 15,4 persen dari total pagu anggaran untuk

program PEN tahun ini yang mencapai Rp 455,62 triliun. ’’Realisasi PEN sampai April sudah berjalan dengan baik, terutama dalam konteks penanganan kesehatannya,’’ ujar Febrio. Di sisi lain, Kadin memprediksi bahwa performa kuartal II tahun ini akan lebih baik lagi. Yang perlu diwaspadai adalah risiko inflasi dan dampaknya terhadap daya beli masyarakat. Koordinator Wakil Ketua Umum III Kadin Indonesia Shinta W. Kamdani meramalkan pertumbuhan ekonomi kuartal II pada kisaran 5–6 persen. Menurut dia, pertumbuhan kuartal I yang bagus itu menunjukkan bahwa Indonesia

berada pada rute pemulihan ekonomi yang lebih solid. ’’Hanya, kami agak mengkhawatirkan risiko inflasi. Kalau terlalu tinggi, bisa memperlambat pertumbuhan dan kinerja pada kuartal berikutnya,’’ terang Shinta. Dia juga menegaskan, dorongan konsumsi dan kegiatan ekonomi yang meningkat sepanjang April–Mei ini akan menjadi stimulasi yang bagus bagi kinerja kuartal II. Itu juga berarti respons pemerintah terhadap pandemi sudah baik. Khususnya, terkait penggencaran vaksinasi dan PPKM terlokalisasi. ’’Ini perlu dipertahankan ke depannya,’’ ungkap Shinta. (agf/ c6/hep)

LAWATAN KE LUAR NEGERI: Presiden Joko Widodo dan Ibu Iriana Jokowi tiba di Washington DC, 10 Mei 2022.

KEHILANGAN

MOBIL DIJUAL

Idul Fitri Lambungkan Penjualan Eceran

BPKB No:3814329H R2 Vespa, 1980, Coklat Muda, F5158AA, Nk:VLXIT203236, Ns:VLXIM205545, an.Sanjaya, Jl.Padat Rt.1/5 Kota Bgr. (RB1-22000651-14/05/22)

HINO

JAKARTA–Kembalinya mobilitas masyarakat membuat siklus perdagangan ritel menuju normal. Sinyal itu terlihat selama puasa dan Lebaran. Lonjakan kinerja penjualan ritel mencatatkan kenaikan hingga double digit. Corporate Communication Alfamart Ame Dwi Pramesti mengatakan bahwa performa penjualan pada momen Ramadan dan Idul Fitri (RAFI) memang selalu positif. Itu wajar. Setiap tahun, RAFI adalah peak season bagi pelaku usaha ritel Indonesia. Ame menyebut kinerja penjualan pada jaringannya mencapai double digit. Itu di atas kinerja normal. Selama April, peningkatan penjualannya mencapai 13,73 persen jika dibandingkan bulan sebelumnya. ‘’Bahkan, jika dibandingkan dengan April tahun lalu, peningkatannya sudah mencapai 23 persen,’’ ungkapnya kepada Jawa Pos kemarin (13/5). Pendorong kenaikan terbesar adalah produk-produk musiman. Seperti jajanan, kurma, sirup, dan sarung. Produk biskuit saja mampu berkontribusi sebanyak 7,11 persen dari total penjualan April. ‘’Tahun ini, kami juga terus mengembangkan layanan penjualan digital. Jadi, penjualannya bisa berkembang baik,’’ paparnya. Secara nasional, kinerja penjualan eceran pada April 2022 meningkat. Indeks Penjualan Riil (IPR) April 2022 tercatat sebesar 219,3. Secara bulanan, angka itu tumbuh 6,8 persen (mtm). ‘’Peningkatan terjadi pada sebagian besar kelompok. Terutama Kelompok Peralatan Informasi dan Komunikasi, Makanan, Minuman dan Tembakau, serta Subkelompok Sandang,’’ terang Kepala Departemen Komunikasi Bank Indonesia (BI) Erwin Haryono. Dia memerinci, secara tahunan, penjualan eceran pada April 2022 terkontraksi 0,5 persen (yoy). Penyebabnya antara lain adalah melambatnya penjualan Kelompok Makanan, Minuman dan Tembakau, Bahan Bakar Kendaraan Bermotor, serta Suku Cadang dan Aksesori. Pada periode Maret 2022, hasil Survei Penjualan Eceran (SPE) juga mengindikasikan kinerja penjualan eceran yang meningkat. IPR Maret 2022 tercatat sebesar 205,3. Itu artinya tumbuh sebesar 2,6 persen (mtm). (bil/dee/hep)

STNK R2 Hnd, 2021, Htm, F6842FGH, Nk:MH1JM9116MK908235, Ns :J M 9 1 E1 9 0 7 5 3 2 , a n.Supa ndi, Kp.Karehkel Rt.1/9, Kertajaya, Rumpin Kab.Bgr. (PKT1-22000652-14,21,28/05/22) STNK R2 Ymh, 2022, Htm, F3380FHH, Nk:MH3SG5620NJ523695, Ns:G3L8E1052677, an.Iad Indriadiharja, Ciherang Kidul Rt.2/2 Ciomas Kab.Bgr (PKT1-22000653-14,21,28/05/22)

LOWONGAN Dicari Asisten Rumah Tangga (Masak) Syarat:Wanita, Bs Masak, Ex TKW Saudi Arabia lebih diutamakan, Tggl di rmh/Menginap. Dtg lgsg ke Hotel Panggrango Jl.Pajajaran 32 Bogor. Tlp.8321482. (RB2-22000641-14/05/22)

Dijual Hino Dutro 130 HD 6.8 PTO, Kondisi baik, STNK ada, Pajak mati, DP ringan, Angsuran Ringan. Hub. Firmansyah 085693135029. (PKT2-22000491-13/04-24/05/22) Dijual HINO - DUTRO 130 HD X POWER PTO minus STNK, DP ringan, Angsuran Ringan. Hub Firmansyah 085693135029. (PKT2-22000492-13/04-24/05/22)

RUMAH DIJUAL DJL Rmh, SHM (bisa terima Kos2an), Lt.128m2, 3 Kmr Mandi, Dpr, 7 Kmr Tidur, Jl.Baru Gg.H.Halim Bgr (Soleh Iskandar), Hp.750Jt Nego.Hub:08561285179, (0251) 7546050 (Rmh). (RB1-22000608-10,14/05/22) Rumah dijual lok : Jl.Pakuan Ciheuleut Bogor Timur, luas 50M2, sertifikat, 2 lantai, ada kost2an. Harga 350 jt nego. Hub : 081399310827. (RB-6-14/05/22)

PEMASANGAN IKLAN DAN LANGGANAN BISA JUGA MENGHUBUNGI DSS ADVERTISING Jl. Ir Djuanda, Pelataran Kantor Pos Bogor Tlp. 0251-8323143 08129673676 Fax. 0251-8323143 Jl. Raya Pemda 17 (Dss Motor) Tlp. 087770891880 / 081282817994 RAHARDJA AGC Jl. Raya Tajur No. 162i Tlp 02517568120 CIOMAS AGC Jl. Raya Ciomas Kreteg N0.31A Bogor Tlp. 0251-8630192/Fax.0251-7522150 NUGRAHA PERDANA Jl. Kh. Sholeh Iskandar (Elton Celuler) MART IKLAN Jl. Kantor Batu N0.3 Bogor Tlp/Fax. 0251-8323357 BUDI AGENCY Jl. Raya Cikaret No. 42 Cibinong. Depan Ruko Perum Nirwana Estate Telp: 081386027844, 085691319168 KAMAL AGENCY Jl. Raya Ciawi Prapatan No.360 Telp: 087881737024

OMEGA AGENCY Jl. Raya Pajajaran, Dekat RS.Azra Bogor. Telp: 081282817994, 087770891880 NINA AGENCY Jl. Paledang No. 52, (Belakang Bank BNI Bogor) Telp. 0251-8944066/ 0813.8555.7466 ASEP AGENCY Taman Topi Square Lt. Lg Bl0k B No. 3a 5 8 8 Samping Matahari Dept. Store Tlp/Fax. 0251-8344119 BIRO LEUWILIANG Bapak Endang 085693185247 AMANAH AGENCY (BIRO IKLAN & JASA) VMB i20/17 Tanah Sareal Bogor Telp: 081584346490 - 089636648676 Pin: 587c540a FAHRUL AGENCY Gadog (Depan Gumati) Telp. 08151858809 CITRA AGENCY Jl. Kapten Muslihat No. 51 (Dalam Taman Topi) Kota Bogor Telp. 0857 7994 6665

FOTO ; SETPRES/LAILY RACHEV

Pejabat AS Tidak Sambut Kedatangan Jokowi JAKARTA–Kedatangan Presiden Joko Widodo (Jokowi) ke Amerika Serikat (AS) mendapat sorotan di media sosial. Sebab, tak ada pejabat tinggi AS yang menyambut Jokowi saat tiba di Negeri Paman Sam itu. Jokowi terbang ke AS untuk menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi Khusus AS-ASEAN. Dia bersama rombongan tiba di Pangkalan Militer Andrews, Washington DC, Selasa (10/5) pukul 21.40 waktu setempat. Dari foto yang beredar, Jokowi hanya disambut pejabat RI di AS. Duta Besar RI untuk Amerika Serikat Rosan Roeslani merupakan salah satu pejabat yang tampak menyambut. Hal itu sontak menimbulkan banyak spekulasi. Termasuk soal protes AS atas undangan G20 di bawah presidensi Indonesia kepada Rusia. Sebab, biasanya kedatangan kepala negara disambut minimal oleh pejabat tinggi dari negara yang dikunjungi. Dikonfirmasi atas hal tersebut, Juru Bicara Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) RI Teuku Faizasyah meminta hal itu tak perlu dibesar-besarkan. Apalagi sampai mengesampingkan substansi pertemuan tingkat tinggi tersebut. Selain itu, menurut dia, dalam banyak praktik diplomasi, ada perbedaan antara penerimaan kunjungan yang bersifat bilateral, multilateral, dan semimultilateral. Kunjungan Jokowi

dalam rangka kemitraan ASEANAS. Bukan kunjungan bilateral. ”Kami juga melihat semua penerimaan (kepala negaranegara ASEAN, Red) saat ketibaan mendapatkan treatment yang sama,” ujarnya. Disinggung soal detail yang dibahas dalam KTT ASEAN-AS, Faiza mengaku belum bisa menjabarkan. Sebab, pertemuan para petinggi negara itu baru berlangsung Kamis (12/5) waktu AS. Yang jelas, secara garis besar, agenda pertemuan selama dua hari, 12–13 Mei, itu membahas penanganan pandemi Covid19, kerja sama bidang kesehatan, pendidikan, percepatan pemulihan ekonomi, dan berbagai tantangan geopolitik, baik kawasan maupun global. ”Nanti mungkin disampaikan langsung detailnya oleh Bapak Presiden atau Bu Menlu seusai pertemuan,” ungkapnya. KTT Khusus ASEAN-AS tahun ini menjadi pertemuan fisik pertama antara pemimpin ASEAN dan Presiden AS Joe Biden sejak 2017. Saat KTT ASEAN-AS ke-9 pada 2021, Biden hadir secara virtual. Pertemuan tahun ini sekaligus menjadi perayaan 45 tahun kemitraan ASEAN-AS. Amerika merupakan salah satu mitra dekat ASEAN. AS menjadi mitra dagang kedua terbesar setelah Tiongkok. Jumlah investasi utama AS ke ASEAN mencapai USD 35

miliar atau Rp508 triliun pada 2020. Sementara, agenda Presiden Joko Widodo dalam lawatan di Amerika Serikat (AS) berlangsung padat. Salah satunya adalah pertemuan dengan Presiden AS Joe Biden bersama para pemimpin negara di ASEAN pada Kamis (12/5) waktu setempat. Dalam pertemuan jamuan santap malam itu, presiden menyatakan bahwa KTT khusus ASEAN-AS merupakan momen yang tepat untuk memperkuat kemitraan ke depan. Jokowi menyambut baik prinsip kesepakatan ASEAN-AS untuk memiliki kemitraan strategis komprehensif. ’’Kemitraan ini sangat penting di tengah situasi dunia yang dipenuhi ketidakpastian saat ini,’’ ujar Jokowi. Agenda itu dilanjutkan pertemuan dengan Kongres AS. Di sana presiden menyinggung perang di Ukraina. Situasi itu berdampak pada ekonomi dunia, termasuk kenaikan harga pangan, energi, dan inflasi. Pada hari yang sama, Jokowi dan para pemimpin negara ASEAN bertemu dengan para pengusaha AS di InterContinental the Willard Hotel, Washington DC. Presiden ingin memastikan G20 dapat bekerja sebagai katalisator pemulihan ekonomi global. Terutama bagi kemajuan negara-negara berkembang. (lyn/c14/bay/mia/c7/oni)

itu Lim jadi ‘’musuh’’ penguasa. Partainya tidak bisa ikut pemilu. Partai Tionghoa yang besar adalah yang pro UMNO: MCA. Kini partai DAP justru menjadi rumah hampir semua orang Tionghoa di Malaysia. DAP mendapat 40 kursi di DPR. Sedang MCA tidak satu pun dapat kursi. DAP sendiri kini berkoalisi dengan Partai Keadilan Rakyat pimpinan Anwar Ibrahim. Waktu skandal itu terjadi Anwar sudah menjabat Wakil Perdana Menteri. Wakilnya Mahathir Mohamad. Tapi belum merangkap menteri keuangan. Menkeunya masih dijabat oleh Tun Daim Zainuddin. Maka tohokan Najib di debat itu terasa seperti meninju angin. Tapi tetap saja Najib lega: bisa mengemukakan itu. Maksudnya: mengapa kali ini kerugian negara didakwakan padanya. Mantan Perdana Menteri Mahathir Mohamad pernah memberi penjelasan soal ini. “Kasus itu, dengan kasus Najib, berbeda jauh,” ujarnya suatu ketika. “Kerugian negara waktu itu benar-benar kerugian. Sedang kerugian negara di zaman Najib uangnya masuk ke rekening pribadi Najib,” katanya. Telak sekali.

Dari pengungkapan skandal itu setidaknya kita ingat: mengapa Mahathir sangat benci Soros, benci Amerika, dan benci IMF. Malaysia merasa pernah dikerjai Soros begitu hebat. Soros memperoleh keuntungan sampai USD 1 miliar. Dalam sekali permainan. Soros masih terus aktif di tahun-tahun berikutnya. Ia akan menjatuhkan mata uang Hongkong dan Malaysia lagi. Lewat Thailand dan seluruh negara Asia Tenggara. Indonesia terbawa permainan itu. Terjadilah krisis moneter yang berat di tahun 1998. Yang menyebabkan Presiden Soeharto sampai jatuh dari kekuasaan absolutnya selama 32 tahun. Tahun itu Mahathir membalas dendam ke Soros. Ia tetapkan Ringgit Malaysia sebagai mata uang dengan kurs tetap. Pak Harto juga pernah tergiur dengan konsep itu. Tapi raguragu. Lalu pilih IMF. Lalu kian hancur. Ia pun mundur. Orde Baru berakhir. Soros juga gagal di Hongkong. Tiongkok langsung menyelamatkan Hong Kong. Saya tidak mengikuti langsung debat itu. Saya sudah kembali ke Singapura. Ada yang lebih penting dari debat itu. (*)

Mukhlis Segera Sambungan dari Hal 1

Q

Bahkan dengan pucuk sapu tangan merah menyembul di saku jasnya. Anwar Ibrahim terlihat lebih sederhana. Dengan jas tanpa dasi. Juga tanpa aksesori. Dari segi isi: tergantung siapa Anda. Kalangan usaha lebih suka cara Najib. Kalangan aktivis lebih suka Anwar. Pada dasarnya, pun debat ini, tidak akan mengubah apa-apa. Tapi rakyat terpuaskan. Bisa melihat tokoh mereka berhadapan di publik. Untuk kali pertama. Najib sangat menarik ketika berhujah mengapa Sapura Energy harus diselamatkan (Lihat Disway Rabu (11/5/2022). Dan bagaimana caranya. Yang menyelamatkan, katanya, tidak harus negara. Tidak perlu satu sen pun uang negara. Najib bilang, cukuplah Petronas yang membeli Sapura Energy. Mumpung harga sahamnya tinggal 3 cent RM. Lalu Petronas memberikan jaminan bahwa semua kontrak Sapura akan dipenuhi. Dengan langkah itu, katanya, harga saham Sapura akan naik. Kalau harganya sudah bagus Petronas bisa jual. Dapat untung besar. Sebagaimana Amerika untung besar saat menolong AIG di

krisis 2008. Menurut Najib, Sapura mengalami kesulitan karena harga minyak yang sangat rendah selama 7 tahun berturut. “Kalau tidak ditolong Sapura akan mukhlis. Tanggal 10 Juni depan,” ujar Najib. Debat ini memang menggunakan bahasa Melayu. Banyak istilah Melayu yang terasa asing di telinga saya. Seperti kata mukhlis itu. Yang berarti bangkrut. Sapura itu, kata Najib, pernah menjadi kebanggaan Malaysia. Ia pernah jadi perusahaan terbesar kedua di dunia. Di bidang EPC minyak dan gas. Tidak hanya Sapura yang kini sulit. “Lima besar perusahaan di bidang itu, di seluruh dunia, semua mengalami kesulitan. Italia juga menolong perusahaan sejenis di sana,” kata Najib. Ketika mengemukakan semua itu, Najib sangat percaya diri. Tidak ada rasa sedikit pun malu. Bahwa ia sudah divonis 12 tahun penjara di pengadilan pertama. Keputusan itu dikuatkan oleh pengadilan tinggi. Memang ia masih kasasi ke Mahkamah Agung. Sementara ini ia belum bisa dikatakan bersalah. Sambil menunggu putusan final itu ia menjalani tahanan luar. Dengan jaminan uang.

Anwar Ibrahim, mudah sekali menjatuhkan Najib di situ. Petronas adalah perusahaan negara. Bagaimana bisa Najib mengatakan tidak pakai satu sen pun uang negara. Dan lagi perusahaan seperti itu nanti akan banyak. “Perusahaan kecil banyak yang juga bangkrut. Lebih 1.500 UMKM yang sulit. Mengapa mereka tidak diselamatkan dengan uang negara,” ujar Anwar. Najib masih punya konsep lain. Tidak perlu Petronas yang mengambil alih. Cukup dunia perbankan yang memberi kredit. Dengan jaminan negara. Sama saja. Anwar mengatakan ia tidak anti penyelamatan. Tapi harus dilakukan dulu audit forensik. Lalu siapa yang bersalah harus bertanggung jawab. Debat ini, Anda sudah tahu: 1,5 jam. Di aula gedung pariwisata. Pendukung masingmasing mendapat jatah kursi yang sama. Di kiri dan kanan. Bagian depan. Bagian belakangnya diisi akademisi dan media. Astro TV menyiarkannya secara live. Media pendukung Anwar dan Najib menyiarkan secara live juga. Lewat Facebook mereka. Yang hadir dilarang bertepuk tangan, bersorak atau pun

menjerit. Yang dimaksud dengan ‘’menjerit’’ adalah berteriak. Jalannya debat seperti biasa di Indonesia atau di Amerika. Babak pertama tentang Sapura. Babak kedua soal masa depan negara. Najib sempat menghunjamkan serangan ke Anwar. Yakni mengenai audit forensik itu. Najib mempersoalkan kerugian negara di masa lalu. Yang amat besar. Antara tahun 1987 sampai 1992. Sebesar USD 30 miliar. “Kalau dikurskan sekarang bernilai RM 150 miliar,” ujar Najib. Ia pun menohok Anwar: mengapa soal itu tidak pernah dilakukan audit forensik? Dan tidak satu pun ada yang jadi tersangka? Anwar enteng saja menjawab. “Pemerintahan sekarang kan pemerintahan UMNO. Buka saja semua,” ujar Anwar. Ia tidak sedikit pun keberatan. Yang ia tidak bisa menerima adalah kalau kekuasaan dipakai untuk menjatuhkan lawan politik. Anwar kelihatannya memang jauh panggang dari api. Skandal itu memang dramatis. Bank Negara Malaysia (BNM) mengalami kerugian sepertiga dari cadangan devisa negara. BNM adalah bank sentral. Ibarat Bank Indonesia di negara kita.

Anwar juga sempat menohok Najib. Ekonomi Malaysia begitu buruk selama pemerintahan Najib. Kalah dengan Indonesia dan Vietnam. “Apanya lagi yang Malaysia menang. Tidak ada lagi,” ujar Anwar. Pada tahun-tahun itu, George Soros lagi sangat aktif memainkan valuta asing. Di seluruh dunia. Ahli keuangan yang juga spekulan hebat itu ingin ‘’menghajar’’ keuangan negara tertentu. Soros pun memainkan pasar uang dunia. Gubernur BNM terbawa permainan Soros. BNM ikut melayani permainan itu. Alasannya: demi stabilitas mata uang Ringgit. Dalam tiga-empat tahun, kerugian valuta yang dialami BNM begitu besar. Tidak ada yang tahu. Sengaja ditutupi. Demi stabilitas mata uang negara. Itu dijamin oleh UU Keamanan Nasional Malaysia. Anwar sendiri pernah mengaku: ia baru tahu di tahun 1993. Ketika ia berada di Eropa. Di sana ia mendengar kejadian itu. Tak lama kemudian barulah heboh di dalam negeri. Yakni ketika Ketua Umum Partai Aksi Demokrasi (DAP), mendiang Lim Kit Siang, mengungkapkannya ke publik. Lewat buku yang ia terbitkan. Waktu


TERUSAN

RADAR BOGOR I SABTU, 14 MEI I TAHUN 2022 I 13 SYAWAL 1443 H I HALAMAN 10

KKN di Desa Penari Pecahkan Rekor

Widya dan Kawan-Kawan Geser Posisi Ibu JAKARTA – Perilisan film KKN di Desa Penari menjadi momen kebangkitan industri perfilman tanah air yang sempat mati suri dihantam pandemi. Meski sempat mengalami dua kali penundaan penayangan selama dua tahun, film yang diadaptasi dari thread akun Twitter SimpleMan tersebut tetap diminati masyarakat. Itu dibuktikan dengan jumlah penonton di hari ke-13 penayangan pada Kamis (12/5) lalu. Sebanyak 4.613.276 sudah menyaksikan cerita Widya (Adinda Thomas) dan kawankawannya yang mengalami kejadian mistis di desa terpencil. Hampir menyentuh angka 5 juta. Jumlah itu masih akan bertambah mengingat KKN

di Desa Penari masih tayang di banyak layar bioskop. KKN di Desa Penari pun menjadi film Indonesia dengan jumlah penonton terbanyak pada masa pandemi. Film berdurasi 121 menit itu juga mengukir pencapaian historis lain. Yakni, menggeser posisi Pengabdi Setan (2017) sebagai film horor Indonesia terlaris sepanjang masa. Jumlah penonton KKN di Desa Penari melampaui jumlah penonton film horor karya Joko Anwar itu. Saat diputar di bioskop pada 2017, Pengabdi Setan –yang bercerita tentang hantu Ibu (Ayu Laksmi)– ditonton sebanyak 4.206.103 orang. Sutradara Awi Suryadi bersyukur atas pencapaian

PECAHKAN REKOR: Cuplikan film KKN di Desa Penari

fantastis film horor karyanya. Dihubungi Jawa Pos tadi malam (13/5), Awi berterima kasih atas antusiasme masyarakat

yang tidak luntur meski film tertunda dua tahun. Awi mengatakan bahwa pencapaian jumlah penonton

KKN di Desa Penari menandakan insan dan penonton film Indonesia telah bangkit. ’’Saya senang banget dan bangga masyarakat sudah berani kembali ke bioskop. Ya berasa hidup lagi lah,’’ papar sutradara yang juga menggarap film Danur (2017) itu. Untuk merayakan capaian penonton KKN di Desa Penari, Awi mengungkapkan bahwa tim p ro d u k s i telah merencanakan agenda untuk pesta kecil. Dia menjelaskan bahwa CEO dan produser MD Pictures Manoj Punjabi telah mengajak cast dan kru untuk bertemu dalam waktu dekat. ’’Kalau tembus 5 juta penonton, Pak Manoj ngajakin reuni, tapi saya nggak tahu kapan dan di

mana. Belum dikasih tahu,’’ kata Awi. Sementara itu, hingga berita ini ditulis, Manoj selaku produser belum merespons terkait pencapaian historis KKN di Desa Penari ataupun pendapatan film. Sebagaimana diketahui, rumah produksi MD P i c t u re s telah menggelontorkan dana Rp 15 miliar untuk memproduksi KKN di Desa Penari. Awi pun enggan membeberkan jumlah pendapatan yang diperoleh. Menurut dia, produserlah yang mempunyai wewenang berbicara perihal biaya. ’’Sudah lebih dari balik modal dong pastinya. Kan dihitung dari jumlah penontonnya. Tapi, itu Pak

Manoj yang berhak menjawab dengan jelas,’’ kata Awi. KKN di Desa Penari berkisah tentang sekumpulan mahasiswa yang menjalani proyek kuliah kerja nyata (KKN) di sebuah desa terpencil bernama Penari. Selain Widya, ada Nur (Tissa Biani), Ayu (Aghniny Haque), Bima (Achmad Megantara), Anton (Calvin Jeremy), dan Wahyu (Fajar Nugraha). Namun, rencana KKN tidak berjalan mulus. Ada dua orang di antara para mahasiswa itu yang harus berurusan dengan Badarawuhi (Aulia Sarah), penguasa gaib desa. Tindakan tak pantas terjadi sehingga muncullah serentetan peristiwa gaib yang membuat situasi runyam. (shf/c7/len)

KPK Gilir Pejabat Pemkab Bogor Sambungan dari Hal 1

Q

Keenam pejabat tersebut antara lain: Kepala BPKAD Kabupaten Bogor, Teuku Mulya; Sekretaris BPKAD Kab Bogor, Andri Hadian; Subkoordinator Pelaporan BPKAD Kab Bogor, Hanny Lesmanawaty; Kasubbag Penatausahaan Keuangan Setda Kabupaten Bogor, Ruli Fathurahman; Kasi di Dinas Pendidikan Kabupaten Bogor, Desirwan dan Kepala BPKAD 2019 hingga 2021, Ade Jaya. “Mereka diperiksa sebagai saksi untuk tersangka AY (Ade Yasin),” ujar Plt Juru Bicara KPK Ali Fikri, kemarin. Namun Ali tidak merinci detil

pemeriksaam enam pejabat tersebut. Seperti diketahui, Ade Yasin ditetapkan sebagai tersangka suap terkait pengurusan laporan keuangan Pemkab Bogor. Ade diduga menyuap sejumlah pegawai BPK Perwakilan Jawa Barat senilai Rp1,9 miliar agar Kabupaten Bogor meraih predikat wajar tanpa pengecualian (WTP) tahun 2021. KPK pun sudah memeriksa Ade Yasin pada Selasa (10/4) lalu. Ade dicecar soal awal mula pembahasan dari temuan tim pemeriksa BPK Perwakilan Jawa Barat. Hasil temuan itu terkait beberapa proyek di Dinas Pekerjaan Umum

Kabupaten Bogor, yang prosesnya diduga tidak sesuai ketentuan. “Pemeriksaan juga untuk mengonfirmasi alat bukti hasil penggeledahan KPK,” beber Ali. Selain memeriksa enam pejabat Pemkab Bogor, KPK juga menambah masa penahanan Bupati Bogor nonaktif itu selama 40 hari. Perpanjangan juga berlaku bagi tujuh tersangka lainnya yang ditangkap dalam operasi tangkap tangan (OTT) KPK pada Selasa-Rabu (26-27/4). KPK “Untuk kebutuhan proses penyidikan, tim penyidik KPK telah memperpanjang masa penahanan tersangka AY (Ade Yasin) selama 40 hari,” ucap Ali.

Ade kini ditahan di Rutan Polda Metro Jaya. Selanjutnya, tersangka Sekretaris Dinas PUPR Kabupaten Bogor Maulana Adam di Rutan KPK C1; Kasubid Kas Daerah Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Bogor Ihsan Ayatullah di Rutan KPK Kavling C1; dan pejabat pembuat komitmen pada Dinas PUPR Kabupaten Bogor Rizki Taufik di Rutan KPK Cabang K4 Gedung Merah Putih. Sementara penerima suap, pegawai Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Jawa Barat/Kasub Auditorat Jabar III/pengendali teknis Anthon Merdiansyah, di Rutan

Pomdam Jaya Guntur; pegawai BPK Perwakilan Jawa Barat/ Ketua Tim Audit Interim Kabupaten Bogor Arko Mulawan, di Rutan Gedung Merah Putih KPK; pegawai BPK Perwakilan Jawa Barat/ pemeriksa Hendra Nur Rahmatullah Karwita,di Rutan Pomdam Jaya Guntur; dan pegawai BPK Perwakilan Jawa Barat/pemeriksa Gerri Ginajar Trie Rahmatullah di Rutan Pomdam Jaya Guntur. Alasan penyidik anti rasuah memperpanjang penahanan para tersangka kata Ali, lantaran masih mengumpulkan sejumlah

Sambungan dari Hal 1

Tim putra unggul terlebih dahulu 2-0. Kemenangan pertama diraih oleh Ginting atas Kento Momota dengan rubber game 21-13, 14-21, 21-12. Kemudian di match kedua, pasangan ganda putra peringkat 1 dan 2 dunia, Kevin Sanjaya Sukamuljo/Mohammad Ahsan berhasil mengalahkan ganda putra peringkat 4 dunia, Takuro Hoki/Yugo Kobayashi lewat pertarungan sengit dengan skor 22-20, 8-21, dan 24-22.

Di ambang kemenangan, Indonesia justru balik tertekan setelah Jonatan Christie dan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto menderita kekalahan. Jojo menderita hasil negatif perdana di Piala Thomas 2022 setelah ditaklukkan Kenta Nishimoto dengan skor 20-22, 13-21. Sehingga membuat kedudukan menjadi 2-1 atas Jepang. Sementara itu, di match keempat, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto harus mengakui keunggulan wakil Jepang, Arika

Koga/Yuta Watanabe lewat rubber game dengan skor 14-21, 21-13, dan 18-21. Kekalahan Fajar/Rian ini sekaligus menyamakan kedudukan atas Jepang menjadi 2-2. Tunggal ketiga Shesar Hiren Rhustavito menjadi penentu. Tampil tenang, dia tanpa kesulitan menumbangkan Kodai Naraoka dengan skor 21-17, 21-11. Penampilan Vito merupakan kemenangan paling nyaman yang dicapai dari lima pertandingan yang berlangsung. Kemenangan Vito ini sekaligus

memastikan Indonesia ke partai puncak Thomas Cup 2022 dan mengulang kesuksesan Indonesia pada Thomas Cup 2020 di Aarhus, Denmark. Di partai final, Indonesia akan melawan India yang berhasil mengalahkan Denmark dengan skor 3-2. Final Thomas Cup 2022 akan digelar pada Minggu, 15 Mei 2022. Indonesia berkesempatan mempertegas status sebagai negara tersukses setelah mengoleksi 14 gelar. Sementara India belum pernah juara Thomas Cup. (ind/jpg)

Pelototi Jalur Tikus, Muatan Daging Beku Boleh Lewat Sambungan dari Hal 1

Q

Selain Kabupaten Mojokerto, penutupan sementara dilakukan di tiga kabupaten lain di Jawa Timur: Gresik, Sidoarjo, dan Lamongan. Penutupan sementara itu juga diikuti penyekapan di semua pintu keluar masuk Kabupaten Mojokerto. Namun, Satubi bersikeras kalau PMK tidak akan menjangkiti kambing. Kondisi 100 ekor kambing miliknya sehat. ”Kambingnya temanteman juga begitu. Nggak ada yang sakit,” katanya. Satubi dan para pedagang kambing akhirnya dibubarkan setelah petugas Dinas Pertanian Kabupaten Mojokerto kembali menyosialisasikan PMK dan penutupan pasar hewan sementara tersebut. ”Sebenarnya sudah kami sosialisasikan bahwa pasar hewan kami tutup sementara sejak 8 Mei sampai 6 Juni. Sekaligus kambing ini berpotensi tertular PMK, sama dengan sapi karena sama-sama jenis ruminansia berkuku belah,” jelas Kepala Dinas Pertanian (Disperta) Kabupaten Mojokerto Nurul Istiqomah. Kengeyelan beberapa pedagang kambing itu menjadi salah satu tantangan yang dihadapi para petugas penyekat lalu lintas hewan ternak di sejumlah kabupaten di Jawa Timur, provinsi yang menjadi episentrum PMK. Masih di Kabupaten Mojokerto, para petugas tidak hanya memelototi jalur utama perbatasan antardaerah. Tetapi juga menjaga jalur tikus yang berpotensi dilewati sejumlah pengemudi

truk bermuatan sapi. Kasatlantas Polres Mojokerto AKP Arpan menyatakan, petugas gabungan dari polsek dan polres disiagakan di empat titik checkpoint. Yakni, di Trowulan, Ngoro, Trawas, dan Mojosari. ”Untuk jalur tikus, kami sesuaikan dengan setiap polsek. Misalnya, di perbatasan Mojokerto– Jombang, Polsek Trowulan yang melakukan pemetaan. Yang jelas, jalur yang masih bisa dilalui kendaraan pikap dan truk saja yang kami awasi,” ungkapnya. Lebih lanjut, penyekatan hanya berlaku bagi angkutan pembawa ternak hidup. Artinya, itu tidak berlaku bagi kendaraan bermuatan daging beku. Sebab, petugas berfokus menghalau terjadinya lalu lintas perdagangan ternak berkuku belah sejak PMK mewabah di Kabupaten Mojokerto. ”Truk pendingin muatan daging beku masih boleh lewat. Sebab, memang virus itu menyerang hewan ternak yang masih hidup,” jelasnya. Sejak Selasa (10/5) malam, petugas belum mendapati adanya angkutan pembawa ternak yang melintasi jalur perbatasan. Baik masuk maupun keluar Mojokerto. Arpan menegaskan, penyekatan bakal terus dilakukan hingga waktu yang belum ditentukan. ”Sangat mungkin sampai kondisi (wabah PMK, Red) membaik,” katanya. Di Gresik, Kasatreskrim Polres Gresik Iptu Wahyu Rizki Saputro menyampaikan bahwa pihaknya telah melakukan penyekatan kendaraan di

RADAR BOGOR Komisaris Utama: Ratna Dewi Komisaris: Zainal Muttaqin, HM Alwi Hamu

wilayah perbatasan. Yang disasar, kendaraan pengangkut hewan ternak, baik dari wilayah Gresik maupun luar Gresik. ”Pada prinsipnya mengarantina hewan ternak agar PMK tidak semakin meluas,” ujarnya. Penyekatan itu berlangsung sejak Selasa (10/5) malam. Salah satu tantangannya, banyak kendaraan hewan ternak yang beroperasi pada malam hari hingga dini hari. Beruntung, saat terjaring operasi, para pengemudi truk hewan ternak berkenan untuk putar balik. ”Mereka memahami dan tidak menimbulkan gejolak di lapangan,” jelas Wahyu. Upaya lainnya, jajaran Polres Gresik juga telah melakukan sosialisasi kepada pengelola rumah potong hewan (RPH), pasar hewan, maupun para pedagang daging di wilayah Gresik. ”Dalam rangka sosialisasi, bila hewan ternak terjangkit wabah PMK, hendaknya segera melapor kepada dinas terkait serta melakukan upaya penanganan dan pencegahan,” tuturnya. Sementara itu, Kasatlantas Polres Gresik AKP Engkos Sarkosi menuturkan bahwa penyekatan kendaraan hewan ternak tersebut bersifat preventif. Jadi, para pengemudi yang terjaring operasi tidak perlu khawatir mendapat sanksi. ”Sudah ada puluhan kendaraan yang terjaring. Namun, kami hanya meminta untuk kembali dan putar balik,” ujarnya. Bahkan, jika kondisi ternak yang diangkut menunjukkan gejala PMK, pihaknya bersama

Satgas Pangan Gresik akan membantu melakukan isolasi dan penanganan yang tepat. ”Misalnya, isolasi atau karantina hewan ternak tersebut,” katanya. Pembatasan akses pengiriman ternak dari dan ke luar Sidoarjo sampai kemarin juga dilakukan. Kapolresta Sidoarjo Kombespol Kusumo Wahyu Bintoro ikut terjun langsung untuk mengawal penyekatan. ”Hari ini (kemarin) penyekatan dilakukan petugas dari polsek perbatasan,” kata Kusumo kemarin. Misalnya, di perbatasan barat Sidoarjo, Polsek Balongbendo dan Polsek Tarik diminta berjaga. Di sisi selatan, petugas Polsek Porong dan Prambon yang bertugas. Di sisi utara, giliran petugas dari jajaran Polsek Waru dan Taman. ”Di waktu-waktu tertentu keliling,” ucapnya. Kusumo menyebutkan, sampai saat ini fokus penyekatannya adalah jalan besar, baik jalan nasional, kabupaten, maupun provinsi. ”Jalan-jalan tikus belum, masih jalan provinsi dan kabupaten dulu,” jelasnya. Namun, saat petugas berkeliling untuk melakukan pemantauan, jika ditemukan kendaraan pengangkut ternak akan ke luar kota lewat jalan alternatif, mereka tetap diminta putar balik. Kusumo menyebut selama ini tidak ada gejolak dari pengendara yang ditertibkan untuk putar balik. ”Sebab, sebelum diminta putar balik, mereka diberi pemahaman daripada ternaknya tertular,” katanya. (uzi/yog/adi/ vad/ron/c14/ttg)

harus siap bertanggung jawab,” kata Ade, Kamis (28/4) lalu. Ketua DPD PPP Jawa Barat ini mengaku dijebak oleh anak buahnya. Menurutnya, inisiatif memberikan uang kepada auditor BPK itu justru memunculkan musibah. “Itu ada inisiatif dari mereka. Jadi ini namanya IMB, Inisiatif Membawa Bencana,” tegas Ade. Dia pun secara gamblang menegaskan, dirinya tidak terlibat dalam pemberian suap terhadap auditor BPK. “Tidak, nggak ada,” klaim Ade. (cok/ jpg/c)

Desak Penculik Anak Dijerat UU TPKS

Jaga Asa Juara Q

alat bukti dan pemanggilan sejumlah saksi. “Sehingga menjadi lebih jelas dan terang perbuatan para tersangka dimaksud,” katanya Terkait penetapan dirinya sebagai tersangka, Ade Yasin sebelumnya mengklaim, inisiatif menyuap auditor BPK untuk mendapat predikat WTP datang dari anak buahnya. Sebagai pemimpin, Ia mengaku harus bertanggung jawab atas ulah tersebut. “Ya, saya dipaksa untuk bertanggung jawab terhadap perbuatan anak buah saya, tapi sebagai pemimpin saya

Sambungan dari Hal 1

Q

Ke-12 korban berasal dari Kabupaten Bogor, Jakarta Selatan, Jakarta Barat, dan Jakarta Pusat. Usia mereka antara 10–14 tahun dan semuanya laki-laki. Sebanyak 10 di antara 12 anak yang menjadi korban penculikan ARA ditemukan di sebuah masjid di Senayan, Jakarta. Dua lainnya, FF dan K, ditemukan di kawasan Fatmawati, Jakarta Selatan. Selama dibawa pelaku,korban FF mengaku diajak keliling Jakarta. Dia bahkan sempat dibelikan baju sebelum ditinggalkan pelaku di kawasan Fatmawati. ’’Istirahatnya di masjid. Terus dibawa keliling lagi,” kata bocah 11 tahun tersebut. Sementara itu, pihak Lembaga Pemasyarakatan Khusus Kelas II-A Gunung Sindur angkat bicara perihal ARA yang disebut pernah menjadi warga binaan di sana. ’’Berdasar data yang kami miliki dapat disampaikan, tersangka atas nama Abbi Rizal Afif tidak pernah ada dan tidak menjalani pidana di Lapas Khusus Kelas II-A Gunung Sindur,’’ kata Kalapas Gunung Sindur Mujiarto kepada wartawan kemarin (13/5). Dia juga mengatakan telah

berkoordinasi dengan Polres Bogor. ’’Yang jelas, ini klarifikasi yang kami buat terkait pengungkapan tindak pidana yang dilakukan pihak kepolisian,’’ tambahnya. Dalam rilis Kamis (12/5) di Mapolres Bogor, Iman mengatakan bahwa ARA merupakan mantan napiter dan baru keluar dari Lapas Gunung Sindur. ’’Kami masih melakukan pendalaman. Sebab, berdasar pengakuan tersangka sudah tiga kali menjalani hukuman pidana. Dua kali (di antaranya) menjalani pidana kasus terorisme,’’ ucapnya ketika itu. Dari Jakarta, Ketua DPR Puan Maharani meminta aparat berwajib untuk menjerat pelaku penculikan belasan anak di Jakarta dan Bogor dengan UU Nomor 12 Tahun 2022 tentang Tindak Pidana Kekerasan Seksual (TPKS) yang sudah resmi diundangkan. Itu seiring adanya korban penculikan yang terindikasi mengalami pencabulan. ”Saya kira tidak cukup (dijerat) menggunakan pasal pidana penculikan,” ujarnya kemarin. Puan menyebut UU TPKS yang disahkan DPR pada pertengahan April lalu dirancang secara progresif untuk melindungi

korban kekerasan seksual. Salah satunya, menjerat pelaku dengan hukuman yang jauh lebih berat daripada hukuman yang diatur dalam KUHP. ”Kasus ini harus menjadi contoh implementasi penegakan hukum oleh aparat yang berwenang di lapangan,” tuturnya. DPR berharap hukuman berat yang diterima pelaku dapat memberikan efek jera. Dan, mencegah pihak-pihak lain yang mencoba untuk melakukan perbuatan serupa. ”Ini persoalan yang sangat serius buat saya. Anak-anak sebagai generasi penerus bangsa harus mendapat jaminan perlindungan dari segala bentuk kekerasan seksual,” ucap Puan. Untuk pemulihan korban, Puan meminta pihak kepolisian bekerja sama dengan Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI), dan pemangku kebijakan lain. Trauma healing, kata Puan, harus dilakukan sebaik-baiknya. ”Menjadi tugas kita bersama agar anak korban penculikan dan pencabulan ini tidak mengalami dampak psikologis berkepanjangan,” tandasnya. (abi/tyo/c7/ttg)

Waspada Cuaca Panas Hingga Akhir Mei Sambungan dari Hal 1

Q

di luar ruangan pada siang hari,” kata Deputi Bidang Meteorologi BMKG Guswanto. Berdasarkan data suhu maksimum harian, suhu udara terukur dengan kisaran 34-36,1 derajat Celcius. Bahkan sempat menyentuh angka 38 derajat celcius di Bogor jika mengacu pada data weather.com, kemarin. ”Umumnya di Jabodetabek, dengan suhu kisaran 35-36 derajat celcius,” ujarnya. Dia menjelaskan fenomena panas terik yang terjadi beberapa hari terakhir dipicu beberapa hal, yaitu posisi semu matahari saat ini sudah berada di wilayah utara ekuator yang mengindikasikan bahwa sebagian wilayah Indonesia akan mulai memasuki musim kemarau,

dimana tingkat pertumbuhan awan dan fenomena hujan akan sangat berkurang, sehingga cuaca cerah pada pagi menjelang siang hari akan cukup mendominasi. Dominasi cuaca yang cerah dan tingkat awan yang rendah tersebut dapat mengoptimalkan penerimaan sinar matahari di permukaan Bumi, sehingga menyebabkan kondisi suhu yang dirasakan oleh masyarakat menjadi cukup terik pada siang hari. Ia mengatakan, suhu panas terik yang terjadi di wilayah Indonesia bukan fenomena gelombang panas. Bahkan, menurut World Meteorological Organization (WMO), gelombang panas atau dikenal dengan “Heat Wave” merupakan fenomena kondisi udara panas yang berkepanjangan selama

lima hari atau lebih secara berturut-turut di mana suhu maksimum harian lebih tinggi dari suhu maksimum rata-rata hingga 5 derajat Celcius atau lebih. Fenomena gelombang panas biasanya terjadi di wilayah lintang menengah-tinggi seperti wilayah Eropa dan Amerika yang dipicu oleh kondisi dinamika atmosfer di lintang menengah. Sedangkan yang terjadi di wilayah Indonesia adalah fenomena kondisi suhu panas/terik dalam skala variabilitas harian. Suhu maksimum tertinggi di Indonesia pada bulan April selama 4-5 tahun terakhir sekitar 38,8 derajat Celcius di Palembang pada tahun 2019, sedangkan di bulan Mei sekitar 38,8 derajat Celcius di Temindung Samarinda pada tahun 2018. (ind/jpg)

Direktur Utama: Hazairin Sitepu General Manager Bisnis: Nihrawati AS Pemimpin/Penanggungjawab Redaksi: Ricki Noor Rachman Wakil Pemimpin/Penanggungjawab Redaksi: M.Indra Dewan Redaksi: Andi Ahmadi, Faturahman S Kanday, Nihrawati AS Redaktur Pelaksana Online: Yosep Awaludin Redaktur Senior: Muhammad Ridwan, Muh Afandi, Iqbal Muhammad, Faisal Hilmi, Lucky Lukman Nul Hakim Redaktur: Pipin Apriani, Alpin, Muhammad Ruri Ariatullah, Rani Puspitasari Sinaga Sekretaris Redaksi: Mia Muliawan Reporter: Jaenal Abidin, Arif Al Fajar, Dede Supriadi, Imam Rahmanto, Septi Nulawam Harahap Fotografer: Sofyansyah, Hendi Novian Konten Kreatif: Kintan Madinatul Editor Video: M. Azirul Fariq Videografer: Nelvi Marwiyati, M. Rivaldi Desain Grafis: Alfi Pracetak: Zainal Arifin (Koordinator) Teknologi Informasi (IT): Beni Irawan (General Manager) Iklan: Erwin Sofian (Manager), Untung Bachtiar (Asist. Manager) Pemasaran dan Sirkulasi: M Iksan Halil (Manager), Omer Ritonga Digital Marketing: Recia Debora S Konsultan Hukum: Andi Syarifuddin SH, MH Ombudsman: M. Choirul Shodiq, Rohman Budijanto Penerbit: PT Bogor Ekspres Media. SIUPP: 651/SK/MENPEN/SIUPP/28 Oktober 1998 Percetakan: PT Bogor Media Grafika (Jalan Siliwangi Kav.1/34 Komp. Puslitbang KOSTRAD Desa Cijujung Kandang Roda Bogor Telp: 0251 8655965) Alamat: Graha Pena Radar Bogor, Jl KHR Abdullah Bin Muh Nuh No 30 Taman Yasmin Bogor 16113. Telepon Redaksi: 0251-7544005 (hunting), Fax:251-7544008. Telepon Iklan: 0251-7544001-002, Fax: 02517544009. Telepon Pemasaran: 0251-7544003. Perwakilan Jakarta: Gedung Graha Pena, Jl Kebayoran Lama 12 Jakarta Selatan, Telepon/Fax: 021-53699624. Homepage: http//www.radarbogor.id Email: redaksi@ radar-bogor.com. Harga Langganan: Rp 80.000. Wartawan Radar Bogor dilarang menerima uang maupun barang dari sumber berita.

Wartawan Radar Bogor dibekali dengan kartu pers yang selalu dikenakan selama bertugas.


METROPOLIS

RADAR BOGOR I SABTU 14 MEI I TAHUN 2022 I 13 SYAWAL 1443 H I HALAMAN 11

Lagi, Siapkan Open Bidding PDJT Sambungan dari Hal

Q

12

"Sudah ada sejak Februari, bergabung di Trans Pakuan dengan posisi kabag keuangan dan umum pada Perumda Jasa Transportasi," kata Bima Arya. Selain itu, Rachma Nissa Fadliya merupakan salah satu peserta open bidding PDJT tahun lalu. Bima Arya mengaku sempat melakukan interview pada saat seleksi calon direktur. "Saat Februari sudah bergabung bareng bu Lies. Namun ketika ia (Lies) mohon diri, tentu saya harus menentukan

plt nya. Akan sangat baik apabila diambil dari internal, dan juga lebih baik lagi bagian dari proses seleksi," paparnya. Ketua Dewan Pengurus Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia itu juga menaruh harapan dengan kapasitas yang dimiliki perempuan yang tercatat sebagai Wakil Ketua Umum Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Kota Bogor periode 2021-2024. "Juga kemampuan inovasinya bisa melanjutkan apa yang dirintis Bu lies. Srikandi yang tangguh, kuat sejak Februari sudah bagian dari internal

Transpakuan. Jadi sudah belajar banyak," ucapnya. Karenanya, sambung Bima Arya meminta kepada Plt direktur untuk fokus pada penyehatan organisasi, dan juga penyehatan Perumda Jasa Transportasi. "BISKITA harus terus jalan, kita diapresiasi pusat karena bisa jalan baik. Banyak penyempurnaan," ucapnya. Namun demikian, status Plt direktur Perumda Jasa Transportasi maksimal hanya enam bulan ke depan. Ia sudah meminta Pemkot Bogor kembali melakukan open bidding untuk membuka

pendaftaran posisi Dirut Perumda Jasa Transportasi. "Open bidding selanjutnya tidak tertutup kemungkian ada kebutuhan dan situasi memungkinkan, bisa saja gak cuma dirut tapi juga jajaran direksi yang lain," katanya. Sementara itu, Plt Direktur Perumda Jasa Transportasi Rachma Nissa Fadliya, mengaku akan fokus pada pembenahan internal perusahaan, dan akan mengoptimalkan SDM yang ada. "Lalu akan melakukan restrukturisasi. Ada beberapa bisnis yang dalam enam bulan ke depan bisa dieksekusi," tukasnya.(ded/c)

Kesal Ditagih, Sopir Angkot Tega Habisi Janda Sambungan dari Hal

Q

12

Di hadapan penyidik polisi, Agung mengaku menghabisi nyawa RMN yang berprofesi open booking order (BO) karena kesal terhadap korban. Agung mengaku baru mengenal korban pertama kali. Keduanya terlibat komunikasi dengan aplikasi MeChat sekaligus bertransaksi. Sebelum kejadian, Agung mengaku saat itu bertransaksi dengan korban RMN melalui aplikasi daring. Keduanya akhirnya sepakat dengan waktu dan nilai yang harus dibayar. Agung mengaku sudah menyepakati dengan harga Rp1 juta. Setelah tiba di kamar, keduanya terlibat obrolan dan akhirnya menjalin hubungan layaknya suami istri. Namun, usai hubungan tersebut,

rupanya Agung tak menyepakati kesepakatan awal yakni memberikan Rp1 juta. Korban saat itu sempat menagih uang yang sudah dijanjikan kepada pelaku sebesar Rp1 juta. Merasa kesal dengan korban sehingga pelaku tega menghabisi nyawa korban "(Kasus pembunuhan ini) bermula saat korban berjanjian lewat aplikasi Michat, kemudian ada kesepakatan harga yang tidak disepakati sekitar Rp1 juta, sedangkan pelaku hanya membawa Rp200 ribu. Dan terjadilah pembunuhan," kata Kapolresta Bogor Kota Kombespol Susatyo Purnomo Condro di Mapolres Bogor, Jumat (13/5). Susatyo mengatakan, pelaku menjerat korban menggunakan sarung bantal. Kemudian membekap mulutnya menggunakan tisu, hingga akhirnya RMN

meninggal di TKP. Selama dua pekan, Jajaran Satreskrim Polresta Bogor Kota bekerja keras untuk mengungkap kasus pembunuhan tersebut. "Kasus pembunuhan ini terjadi sekitar pukul 05.45 WIB pada 30 Mei 2022, dan tadi malam Kamis (12/5/2022) kami lakukan penangkapan," ucapnya. Pelaku sempat melarikan diri ke wilayah Puncak, Kabupaten Bogor, sebelum polisi menangkapnya di Terminal Laladon. "Kamipun melakukan tindakan tegas terukur karen pelaku mencoba kabur saat akan ditangkap," ucapnya. Dalam mengungkap kasus tersebut, pihak kepolisian mengambil keterangan dari 20 saksi serta bukti video pada cctv yang terpasang di rumah kost di kawasan Pancasan itu.

“Awalnya kami sempat mencurigai tujuh orang dengan kebiasaan menggunakan jaket seperti yang ada pada CCTV, namun akhirnya kita berhasil mengidentifikasi pelaku," ucapnya. Pelaku pun kini harus mempertanggungjawabkan perbuatannya dan ditahan di Polresta Bogor Kota, serta dijerat pasal 338 KU H P t e nt a n g pembunuhan. Selain itu, pelaku juga terkena pasal berlapis yakni pasal 365 KUHP karena selain membunuh, ia juga mengambil ponsel korban. "Motifnya selain memuaskan nafsu, ada motif ekonomi karena HP korban dibawa tersangka. Atas perbuatannya, tersangka dijerat pasal berlapis dengan ancaman hukuman 20 tahun penjara,” tukasnya. (ded/c)

Keluarga Kurangi Kambuhnya ODGJ Sambungan dari Hal

Q

12

Ada pula pasien yang merasa sudah sembuh, sehingga mengganggap dirinya tidak perlu lagi minum obat dan kontrol. Mereka dengan sepihak mengambil keputusan untuk tidak minum obat lagi. Beberapa pendekatan dan metode sudah dilakukan oleh berbagai pihak untuk mencegah atau mengurangi kekambuhan pada penderita gangguan jiwa, baik dari sisi farmakoterapi, psikoterapi atau metode terapi lainnya.

Untuk memperkuatnya, RSJ Marzoeki Mahdi (RSJMM) menggelar workshop yang melibatkan Komunitas Peduli Schizophrenia Indonesia (KPSI) dan pemkot Bogor. Sebanyak 28 peserta hadir secara offline dan 4 peserta secara online dari unsur ODS (Orang Dengan Schizophrenia), care-giver, tenaga kesehatan profesional, dan kader. Direktur Utama (Dirut) RSJMM dr Fidiansjah menilai, kegiatan itu bertujuan untuk melakukan konsensus terhadap hasil penelitian fase 1 fusion

yang telah dilakukan oleh para peneliti. Tak heran, mereka juga menghadirkan sejumlah pakar untuk edukasi tersebut. Penanggung jawab Lintas Sektor RSJMM, Iyep Yudiana mengatakan, rencana tindak lanjut dari kegiatan itu adalah membuat rancangan intervensi keluarga hasil konsensus. Selanjutnya akan disusun dalam bentuk modul dan diujicobakan kepada responden penelitian. Ke depannya bisa diperoleh cara atau metode yang bisa

digunakan secara ilmiah guna membantu pasien dan keluarga dalam menghadapi permasalahan kesehatan jiwa yang sering dialami dalam fase pengobatan maupun proses pemulihan. "Tujuan akhir dari berbagai upaya penelitian dan pelayanan kesehatan jiwa yang dilakukan itu tidak terlepas untuk menghilangkan stigma negatif terhadap ODGJ dan membawanya agar bisa pulih, produktif, dan mandiri di tengah-tengah masyarakat," tandasnya.(mam)

Bima Lebih Pilih DKI 1 atau Jabar 1 Sambungan dari Hal

Q

12

Namun demikian, pria yang menjabat sebagai Ketua DPP PAN itu menegaskan bahwa hal itu akan sangat bergantung pada capaian di Kota Bogor. "Kalau pilihannya ke (gubernur) DKI, (gubernur) Jabar atau DPR RI, ya (kalau) DPR RI saya nggak. Rasanya saya lebih sreg bisa langsung membuat kebijakan. Sedangkan DKI dan Jabar, sama sama strategis," kata Bima Arya, baru-baru ini. Menurutnya, DKI Jakarta sebentar lagi tidak menjadi ibukota negara, tapi tetap jadi magnet untuk pusat ekonomi bisnis dan perdagangan. Buatnya, DKI Jakarta harus tetap jadi wilayah megapolitan yang terintegrasi dengan Depok, Tangerang, Bekasi, Depok dan Bogor juga sekitarnya. "Ini kan jadi megapolitan terbesar di dunia setelah Tokyo. Bayangkan, berapa triliunan uang yang bakal menyejahterakan masyarakat. Itu DKI," paparnya. Kalau Jabar, sambung dia, merupakan provinsi terpadat dan etnis terbesar kedua di Indonesia dengan berbagai potensi wisata, pedesaan dan lainnya. Kedua hal ini, kata Bima, jika digarap maksimal dan keluar dari jebakan politik hingga perbedaan yang sifatnya konflik kepentingan, maka bisa menyejahterakan warga. "Jadi dua-duanya kemana yang lebih menarik? Ya namanya politik, banyak variabel. Kira-kira menurut saya, baru akan lebih jelas di awal 2024," ucapnya. Bima Arya mengaku akan fokus terlebih dahulu menyelesaikan PR di Kota Bogor hingga masa jabatan Wali Kota

Bogor berakhir pada akhir 2023. "Begitu selesai nanti akan saya putuskan kemana. Sangat tergantung pada hasil pilpres, pileg, juga capaian di Bogor. Kalau itu maksimal, melangkah kemana pun enak," ucapnya. Salah satu PR yang harua diselesaikan adalah masalah transportasi. Apalagi, Kota Bogor salah satunya tengah fokus meng-

garap konversi angkot 3:1 menjadi bus melalui program Buy The Service (BTS) Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) yang meluncurkan Biskita Transpakuan. "Kan baru ada 47 unit bus yang ngaspal. Sudah ada 150an angkot yang hilang dijalan. Kita pengen 2024 kalau bisa hilang semua. Tapi setidaknya terus berkurang lah dengan konversi bus itu," ucapnya.

Selain itu, program ini sedikit terganggu dengan mundurnya Direktur Perumda Jasa Transportasi Lies Permana Lestari, sebagai salah satu pengelola BISKITA Transpakuan. "Artinya saya akan fokus dulu di Kota Bogor. Begitu selesai, nanti akan saya putuskan kemana. Salah satunya capaian di Bogor. Kalau itu maksimal, melangkah kemana pun enak," tukasnya.(ded/c)

Cara Singkat Gandakan Tanaman Hias Langka Sambungan dari Hal

Q

12

Bogor Barat, Jumat (13/5). Lab yang diprakarsai Minaqu itu masih memanfaatkan area perumahan. Meski hanya seluas rumah-rumah pada umumnya, produksinya bisa mencapai jutaan bibit tanaman hias. Padahal, ribuan bibit baru hanya berasal dari potongan batang atau daun kecil. Ukurannya pun tak lebih besar dari jari kelingking. Hanya saja, prosesnya memang cukup rumit. Butuh perlakuan khusus agar sel-sel tanamannya bisa "melahirkan" anakan yang baru. Anakan-anakan itu mengisi ribuan cup serupa jajanan puding di dalam ruangan khusus. Bibit itu berjejer dan ditumpuk di dalam ruangan yang suhu udaranya diatur sedemikian rupa. Dari dalam satu cup juga bisa muncul lebih dari satu anakan baru. "Biasanya dimasukkan ke dalam medium (cup) agar bisa diperbanyak lagi. Dari sana bisa muncul anakan baru lagi," ujar Manajer Laboratorium Minaqu Indonesia, Nike Oktavia saat mengantar berkeliling di salah satu ruangan. Ruangan itu disebutnya sebagai ruang tanam. Dalam ruangan berukuran 3x3 meter

itu potongan sel ditanam dalam mediumnya. Beberapa diantaranya dipisahkan kembali untuk ditanam dalam medium berbeda agar lebih banyak. Medium tanamnya pun "dimasak" dari berbagai campuran dan alat khusus. Sementara itu, bibit yang telah tumbuh itu didiamkan kembali dalam ruangan yang berbeda. Ukuran ruang tak jauh berbeda. Nike menyebutnya sebagai ruang inkubasi. Lantaran proses mendiamkan tanaman di dalam cup itu bisa mencapai waktu sebulan lamanya. Bahkan, bisa lebih lama lagi, bergantung dari kecocokan mediumnya. Nike menyebutkan, satu rak itu bisa menyimpan hingga 4.000 bibit baru. Artinya, total bibit tanaman yang ada dalam ruangan khusus itu bisa mencapai angka 25 ribu. Itupun berasal dari sekira beberapa jenis tanaman yang berbeda. Misalnya saja Monstera, Anthurium, Homalomena, Alocasia, hingga Scindapsus. "Untuk menjadi steril (hasil bibitnya) itu butuh waktu setidaknya sebulan. Namun, itu untuk dilihat apakah ada kontaminasi atau tidak. Kalau ada kontaminasinya, ya kita buang. Makanya rutin harus dipotong juga setiap bulan

(bibitnya)," papar alumni Universitas Airlangga ini. Tanaman yang dihasilkan memang cukup menjanjikan. Satu batang bisa melahirkan ribuan bibit baru dari jenis yang sama. Tak heran, berbagai jenis tanaman langka ataupun premium bisa diproduksi dari laboratorium tersebut. Akan tetapi, Nike tak pernah tahu harga-harga tanaman yang "dipotong-potongnya" itu. Ia telah diberi kebebasan untuk memperbanyak berbagai jenis tanaman hias itu dari Minaqu. Pimpinan Minaqu datang membawa tanaman, memintanya untuk memperbanyak, yang jumlahnya sesuai dengan orderan. Sebagian besar untuk kepentingan ekspor ke luar negeri. CEO Minaqu Indonesia Ade Wardhana Adinata pun mengungkapkan, laboratorium kultur jaringan itu untuk menjawab tantangan terhadap kebutuhan bibit tanaman yanga sangat banyak. Tak hanya tanaman hias, kebutuhan untuk tanaman pangan dan hortikultura juga terbilang cukup banyak. Cara konvensional menghasilkan jumlah yang sangat terbatas. "Untuk mempercepat kapasitas produksi, salah satu yang terbaik dengan metode kultur jaringan (mam)

Masif Semprotkan Disinfektan Sambungan dari Hal

Q

12

“(Disinfektan) pencegahan sapi terjangkit penyakit, khususnya PMK,” kata Anas, Jumat. Selain itu, pihaknya juga akan menyiapkan obat-obatan sebagai upaya pencegahan agar menjaga daya tahan hewan ternak semakin baik. “Kami juga sudah mengajukan pakaian hazmat untuk kebutuhan penanganan ketika ada sapi yang terjangkit,” katanya. Selain itu, Kementerian Pertanian (Kementan) melalui Direktorat Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan (Ditjen PKH) sudah menerbitkan Surat Edaran (SE) yang ditujukan kepada peternak dan pedagang sebagai panduan. Adapun beberapa point dalam surat edaran tersebut, mengim-

bau agar para peternak hati-hati dan selalu menjaga kesehatan kandang, dsn pakannya. Sedangkan untuk pedagang yang menyuplai sapi ke Kota Bogor masih diperkenankan hingga saat ini. “Kami masih akan rapat mengenai dilarang atau tidaknya, dengan syarat dilengkapi Surat Keterangan Kesehatan Hewan (SKKH) dari daerah asal dan ada tambahan yang wajib disertakan yakni uji lab PCR PMK,” kata dia. Anas menambahkan, suplai sapi yang berasal dari daerah luar harus mengantongi dokumen persetujuan dari DKPP melalui petugas otoritas veteriner. “Untuk pasar, mewajibkan segera meninjau setiap pedagang yang menempati kios-kiosnya, supaya memiliki dokumen Surat Keterangan

Kesehatan Daging (SKKD). Karena saat inveksi (bulan) Ramadan ada beberapa pedagang yang tak memiliki dokumen,” tambahnya. Untuk itu, pihaknya mengimbau agar para pedagang untuk mendapatkan dagingnya melalui RPH dengan harapan dapat dilengkapi dokumen lengkap serta stempel terbebas dari penyakit. “Tidak hanya PMK, tapi antrax dan sebagainya,” ucapnya. Dalam waktu dekat, Anas bakal berkordinasi dengan Dinas Perhubungan (Dishub), Satpol PP, Polresta Bogor Kota untuk melakukan penyekatan pemeriksaan lalu lintas hewan ternak. “Mulai kita perketat, pertama sapi yang dikirim dari daerah wabah kita larang dan akan kita kembalikan,” tukasnya.(ded/c)

KEMENTAN TERUS PANTAU DAN PASTIKAN KETERSEDIAAN 12 BAHAN PANGAN POKOK DI PASARAN BOGOR–Melalui Politeknik Pembangunan Pertanian (Polbangtan) Bogor sebagai penanggungjawab dalam memonitoring ketersediaan dan harga pangan di Provinsi Jawa Barat, Direktur Polbangtan Bogor beserta tim satgas pangan dan Dinas Ke t a ha na n Pa n ga n Kabupaten Bogor turun ke Pasar Ciomas. Sesuai dengan arahan Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo (SYL) yang mengatakan, ketersediaan bahan pangan pokok harus tetap terjamin dalam situasi apapun. Itu sebabnya, sektor pertanian harus berproduksi apapun kondisinya. “Dan kita bersyukur diberkahi tanah yang begitu subur, mataharinya terus bersinar, airnya terus mengalir. Oleh karenanya, pertanian kita tak boleh bersoal. Pangan rakyat tak boleh bersoal,” tegas Mentan SYL. Beserta arahan Kepala Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumbet Daya Ma n u s i a Pe r t a n i a n (BPPSDMP) Kementan, Dedi Nursyamsi menyatakan hal senada. Menurutnya, ketersediaan pangan tak boleh terganggu sama sekali. “Kebutuhan mendasar masyarakat tak boleh terganggu,” kata Dedi. Oleh karenanya, pemantauan ini diharapkan dapat dengan cepat menanggulangi segala hal yang berkaitan dengan ketersediaan bahan pangan

pokok masyarakat. “Hal ini tentu sejalan dengan tujuan pembangunan pertanian nasional. Kami memastikan petani dan penyuluh turun ke lapangan agar ketahanan pangan nasional kita terjaga,” katanya. Dari hasil monitoring di Pasar Ciomas Kabupaten Bogor, harga sejumlah komoditas 12 bahan pangan pokok cenderung stabil dan tersedia dengan baik. Seperti halnya beras yang dijual kisaran Rp7.000 sampai Rp12.500 per kilogram, jagung dijual Rp13.000/kg, bawang merah dijual Rp38.000/kg, bawang putih dijual Rp28.000/kg, dan gula pasir dijual Rp14.000/kg. Kecuali cabai besar, cabai rawit, telur ayam, daging ayam, dan minyak goreng mengalami kenaikan harga, akan tetapi masih dianggap aman untuk ketersediaannya. Kemudian dikarenakan sudah mendekati hari Raya Idul Fitri, didapati harga

daging sapi yang fluktuatif namun stok untuk kebutuhan masih tercukupi. Sedangkan untuk kedelai selain harga yang meningkat, stok untuk kebutuhan pun sulit dipenuhi. Dikarenakan juga minat dari konsumen yang rendah, sehingga ketersediaan kedelai terbatas. Dalam hal ini, Pemerintah juga akan terus berupaya memberikan yang terbaik untuk masyarakat dengan memastikan kebutuhan bahan pangan pokok dapat tercukupi dan terjangkau. Para konsumen pun menyampaikan apresiasi kepada Pemerintah Pusat Daerah yang telah mengawal ketersediaan pangan, khususnya kepada Bapak Menteri Pertanian yang telah membantu intervensi ketersediaan pangan stabil menjelang lebaran. Pewarta: Syafira N. Editor: Ardianinda Wisda


METROPOLIS SABTU 14 MEI I TAHUN 2022 I 13 SYAWAL 1443 H I HALAMAN 12

Lagi, Siapkan Open Bidding PDJT

' %(' %(! & % "&$#%' & ( ' ' $ % & %' #$ " " ' ( " ' " ) " ! &( ' & %

' " & (!") % '(% ( " " " (!(!

'( !(! #' # #% $ % #

' & $ " (& #' # #%

! $ %(& " " $%#$ %' ) " & %& )

Cara Singkat Gandakan Tanaman Hias Langka

BOGOR–Wali Kota Bogor Bima Arya akhirnya mengenalkan Pelaksana Tugas (Plt) Direktur Perumda Jasa Transportasi Kota Bogor Rachma Nissa Fadliya. Rachma Nissa Fadliya menggantikan Lies Permana Lestasi, yang memilih mengundurkan diri sebagai direktur Perumda Jasa Transportasi atau yang sebelumnya dikenal Perusahaan Daerah Jasa Transportasi (PDJT). Teranyar, nama Rachma Nissa Fadliya

BOGOR–Bioteknologi kultur jaringan mulai dimanfaatkan Minaqu Indonesia untuk memperbanyak tanaman hias. Metode itu berhasil melahirkan berbagai jenis tanaman baru dengan kualitas baik dalam

disebut-sebut sebagai salah satu peserta open bidding saat seleksi direktur Bima Arya mengatakan, keberadaan Plt Direktur Perumda Jasa Transportasi sebenarnya sudah tak asing lagi. Sebab, namanya masuk dalam posisi strategis di perusahaan plat merah milik Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor.

LAGI...Baca Hal 11

Q

waktu yang relatif singkat. Radar Bogor berkesempatan mengunjungi langsung laboratorium kultur jaringan Minaqu Indonesia di wilayah

MANFAATKAN: Penguji Laboratorium Kultur Jaringan saat menyimpqn bibit tanaman hias untuk diperbanyak dengan waktu relatif singkat.

CARA...Baca Hal 11

Q

Bima Lebih Pilih DKI 1 atau Jabar 1

MATIKAN VIRUS: Petugas DKPP menyemprotkan desinfektan ke kandang-kandang ternak di RPH Bubulak.

BOGOR–Wali Kota Bogor Bima Arya menegaskan enggan melenggang ke Senayan sebagai anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI. Jika diberikan kesempatan, ia lebih memilih untuk maju menjadi calon Gubernur Jawa Barat atau Gubernur DKI Jakarta.

BIMA...Baca Hal 11

Q

Masif Semprotkan Disinfektan BOGOR–Mengantisipasi wabah virus Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) di Kota Bogor, Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) mulai melakukan penyemprotan disinfektan pada kandangkandang ternak di Rumah Potong Hewan

(RPH) Bubulak, Kecamatan Bogor Barat, Kota Bogor, Jumat (13/5) Kepala DKPP Kota Bogor, Anas S. Rasmana mengatakan, penyemprotan bagian dari antisipasi dan pencegahan penyakit pada hewan ternak yang berada di RPH. Selain

itu, Pemkot Bogor akan gencar melakukan sosialisasi kepada peternak untuk selalu menjaga kebersihan kandang.

MASIF...Baca Hal 11

Q

Jadi dua-duanya kemana yang lebih menarik? Ya namanya politik, banyak variabel,” Bima Arya Wali Kota Bogor

Keluarga Kurangi Kambuhnya ODGJ BOGOR–Kekambuhan pada Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ) bisa muncul dan menghambat proses pemulihannya. Oleh karena itu, butuh peran keluarga dalam mengantisipasi hal tersebut. Tak jarang, banyak ODGJ yang relapse atau kambuh karena disebabkan oleh berbagai faktor. Di antaranya karena

berhenti atau putus minum obat hingga tidak kontrol berobat secara rutin. Beberapa alasan yang sering disampaikan oleh keluarga lantaran tidak memahami dengan baik terhadap fungsi obat dalam proses pemulihan penyakitnya.

FOTO : RSJMM FOR RADAR BOGOR

KELUARGA...Baca Hal 11

PERTAJAM: Para peserta workshop yang melibatkan Komunitas Peduli Schizophrenia Indonesia (KPSI) dan Pemkot Bogor.

Q

DITANGKAP: Pelaku pembunuhan janda di kamar kost wilayah Pancasan saat dirilis Polresta Kota Bogor.

Kesal Ditagih, Sopir Angkot Tega Habisi Janda BOGOR–Polresta Bogor Kota menangkap pelaku pembunuhan seorang janda berinisial RMN yang meninggal secara tidak wajar di rumah kost pada Minggu (1/5) lalu. Tersangka Agung Prawira (23), yang berprofesi sebagai sopir angkot tega menghabisi nyawa seorang janda di kamar kost tepat saat malam takbiran di Jalan Raya Pancasan, Kelurahan Pasirjaya, Kecamatan Bogor Barat, Kota Bogor.

KESAL...Baca Hal 11

Q


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.