Epaper Edisi 20 April 2022 | RADAR BOGOR DIGITAL

Page 1

RABU 20 APRIL 2022 18 RAMADAN 1443 H HARGA RP4.000 BERLANGGANAN RP90.000 TERBIT 12 HALAMAN

Pemerintah Terus Jaga Pengendalian Pandemi

Senin, 4 April 2022 201443 April 2Rabu, Ramadan H

2022 18 Ramadan 1443 H

11:55

04:38

04:28

Asar 15:15

Magrib 18:04

Isya 19:08

Per 15 April 2022 telah terealisasi sebesar Rp52,66 triliun atau 11,6% dari alokasi anggaran

JAKARTA–Ramadan di tahun ini, kondisi pandemi Covid-19 sudah mulai terkendali dan cukup stabil di berbagai wilayah Indonesia, yang ditunjukkan dengan penurunan jumlah kasus harian, kasus aktif, kematian, BOR dan rawat inap RS.

Isya 19:03

Magrib 17:57

Asar 15:14

Realisasi Program PEN 2022

Tingkatkan Vaksinasi dan Penyaluran Bansos

Subuh Zuhur 04:40 Subuh 11:59Zuhur

Imsak 04:30 Imsak

Perkembangan

Rp455,62 triliun.

Rincian realisasi anggaran PC-PEN:

PEMERINTAH...Baca Hal 9

Q

Airlangga Hartarto Menteri Koordinator Bidang Perekonomian

Penanganan Kesehatan terealisasi sebesar Rp2,50 triliun atau 2,04% dari alokasi. Utamanya untuk pembayaran klaim dan insentif tenaga kesehatan, insentif perpajakan kesehatan, serta penanganan Covid-19 melalui Dana Desa.

Penguatan Pemulihan Ekonomi terealisasi sebesar

Rp5,07 triliun

atau 2,8% dari alokasi. Utamanya untuk program Pariwisata, Subsidi Bunga dan IJP UMKM, ICT dan insentif perpajakan.

Perlindungan Masyarakat terealisasi sebesar Rp45,08 triliun atau 29,1% dari alokasi. Terutama untuk PKH, Kartu Sembako, Kartu Prakerja, BLT Desa, dan Bantuan Tunai PKLWN.

Kejagung Bidik Menteri Dirjen Kemendag Tersangka Kasus Minyak Goreng JAKARTA–Jaksa Agung Sanitiar Burhanuddin memastikan bahwa instansinya tidak pandang bulu menindak pelaku di balik kasus dugaan korupsi pemberian fasilitas ekspor crude palm oil (CPO) dan produk turunannya. Burhanuddin menegaskan hal itu usai mengungkap empat tersangka dalam penyidikan yang dilaksanakan sejak 4 April lalu. Di antara para tersangka tersebut, salah satunya merupakan pejabat Kementerian Perdagangan (Kemendag).

HARTA JOKOWI NAIK,

KEJAGUNG...Baca Hal 10

LUHUT TURUN

Q

Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan sejumlah pejabat negara memperbaharui jumlah harta kekayaannya. Ada yang naik. Namun juga ada yang turun. Salah satunya Menko Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan. Hartanya berkurang Rp28,8 miliar dalam satu tahun. Sementara kekayaan Jokowi naik Rp7,8 miliar.

Bagi kami siapapun, menteri pun, kalau cukup bukti, ada fakta, kami akan lakukan itu,” Jaksa Agung Sanitiar Burhanuddin

HARTA...Baca Hal 9

Q

DAFTAR KEKAYAAN

DAFTAR KEKAYAAN

Presiden

Menko Bidang Kemaritiman dan Investasi

JOKO WIDODO

LUHUT BINSAR PANDJAITAN

2020 Rp53.281.696.000

Tanah dan Bangunan

2021

2020

Rp59.445.696.000

Rp244.019.517.000

Tanah dan Bangunan

Rp245.351.467.000

2021

Rp527.500.000

Alat transportasi dan mesin

Rp467.000.000

Rp2.485.097.000

Alat transportasi dan mesin

Rp2.160.097.000

Rp357.500.000

Harta bergerak lainnya

Rp356.950.000

Rp3.382.794.000

Harta bergerak lainnya

Rp3.382.794.000

-

Rp106.164.485.850

Surat berharga

Rp193.036.091.538

-

Surat berharga

Rp10.047.790.536

Kas dan setara kas

Rp11.511.130.292

Rp194.009.888.867

Kas dan setara kas

Rp252.527.448.862

-

Harta lainnya

-

Rp207.126.326.280

Harta lainnya

Rp31.857.094.867

Rp597.550.718

Utang

Rp309.330.103

Rp12.000.000.000

Utang

Rp12.000.000.000

Rp71.471.446.189

Rp745.188.108.997

TOTAL

(Rp71,471 miliar)

(Rp745,188 miliar)

Rp63.616.935.818

TOTAL

(Rp63,616 miliar)

Wakil Presiden

Menteri Pertahanan

Ma’ruf Amin

Prabowo Subianto

Kekayaan

Rp2,029 triliun 2021: Rp2,032 triliun

Rp14,587 miliar 2021: Rp12,704 miliar

2020:

2020:

Rp716.314.993.267 (Rp716,314 miliar)

Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Kekayaan

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif

Nadiem Makarim

Sandiaga Salahuddin Uno

Rp1,192 triliun 2021: Rp1,175 triliun

Rp3,8 triliun 2021: Rp10,6 triliun

2020:

2020:

Sumber: LHKPN KPK

Pemudik Jalur Darat Terbanyak

INDEKS

BOOSTER BARU 27 PERSEN Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor menargetkan 50 persen vaksinasi ketiga atau booster tercapai sebelum Lebaran yakni pada awal Mei. Tercatat, progres vaksinasi booster Kota Bogor 12 hari menjelang Lebaran 2 Mei 2022 mencapai 227.858 orang atau 27 persen.

Baca Metropolis Hal 12

oleh Dahlan Iskan

99,2 Persen DEAR Omicron, thanks! Itu pasti berlebihan. Omicron bukan Tuhan. Juga bukan pemerintah yang rajin mendorong vaksinasi.

99,2...Baca Hal 10

Q

FOTO : FEDRIK TARIGAN/ JAWA POS

MUDIK DINI: Penumpang menunggu bus untuk mudik di Terminal Pulo Gebang, Jakarta, Rabu (19/4).

IKLAN & LANGGANAN: (0251) 7544001

REDAKSI: (0251) 7544005

JAKARTA–Mudik lebaran 2022 terus dipersiapkan. Diprediksi pemudik jalur darat dengan menggunakan mobil dan sepeda motor akan menjadi yang terbanyak. Karena itu persiapan pengaturan lalu lintas arus mudik 2022 harus dimatangkan. Menko PMK Muhadjir Effendy mengungkapkan bahwa peminat jalur darat akan jauh lebih banyak mudik kali ini. Menurut survei dari Kementerian Perhubungan, jumlah pemudik menggunakan motor sekitar 17 juta dan yang menggunakan mobil sekitar 23 juta. Ini belum menggunakan bus dan travel.

PEMUDIK...Baca Hal 10

Q


BOGOR RAYA

RADAR BOGOR I RABU, 20 APRIL I TAHUN 2022 I 18 RAMADAN 1443 H I HALAMAN 2

Tindak Pelaku Alih Fungsi Lahan CIBINONG-Satpol PP Kabupaten Bogor, bakal mengambil tindakan tegas terkait maraknya alih fungsi lahan pertaninan menjadi perumahan. Petugas penegak peraturan daerah (Perda) itu bakan menindak tegas para pelaku alih fungsi lahan pertanian menjadi perumahan. Pasalnya, lahan pertanian di Kabupaten Bogor semakin kritis. ”Jika lahan pertanian beralih fungsi menjadi pembangunan perumahan, kami mengambil peran dengan menindak tegas para pengembang,” kata Kepala Satpol PP Kabupaten Bogor, Cecep Iman Nagarasid kepada Radar Bogor, kemarin (19/4). Pihaknya bakal berkoordinasi dengan Dinas Perumahan Kawasan Pemukiman dan Pertanahan (DPKPP) Kabupaten Bogor. Jika ditemukan adanya alih fungsi lahan, DPKPP dapat melayangkan surat teguran kepada para pengembang. ”Jika tidak diindahkan, maka dapat melimpahkannya ke Satpol PP dan kami bakal mengambil tindakan tegas soal alih fungsi

lahan,” tegasnya. Sementara itu, Kepala DPKPP Kabupaten Bogor, Ajat Rochmat Jatnika mengatakan, mereka terus mengawasi perizinan setiap pengembang yang berinvestasi di Bumi Tegar Beriman. ”Lahan sawah menjadi lahan perumahan itu harus diperiksa izinnya apakah masuk Lahan Pertanian Pangan Berkelanjutan (LP2B) dan Rencana Umum Tata Ruang (RUTR), jika tidak, kita bakal berkordinasi dengan penegak Perda,” jelasnya. Sebelumnya, Bupati Bogor, Ade Yasin mengatakan, pasca diterbitkannya Keputusan Menteri ATR/BPN Tahun 2021 mengenai Lahan Sawah Dilindungi (LSD), Pemkab Bogor segera merespon dengan terjun langsung ke lokasi untuk mengecek LP2B di Kabupaten Bogor. “Urusan lahan sawah dilindungi ini perlu dicermati dengan baik, agar tidak menimbulkan polemik di masyarakat. Kami juga sudah ajukan kaitan dengan cadangan lahan pangan ke Kementerian ATR/ BPN,” tegas Bupati.(cok/c)

FOTO: HENDI/RADAR BOGOR

DEMO: Sejumlah PKL berunjuk rasa di depan gerbang Komplek Perkantoran Pemkab Bogor, Jalan Raya Tegar Beriman, Selasa (19/4). Mereka minta Pemkab Bogor segera membuka jalur Stadion Pakansari, Cibinong.

PKL Desak Jalur Pakansari Dibuka CIBINONG-Ingin kembali berjualan, ratusan Pedagang Kaki Lima (PKL) yang tergabung dalam paguyuban PKL Pakansari, Kecamatan Cibinong, menggelar aksi unjuk rasa di depan Komplek Pemda Kabupaten Bogor, Selasa (19/4). Mereka menuntut Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor membuka kembali jalur Stadion Pakansari. Sebab, jalur ini sudah dua tahun ditutup akibat pandemi Covid-19.

Akibatnya, para PKL tidak dapat berjualan. ”Kami minta jalan dibuka sebagaimana mestinya, sehingga mobilitas masyarakat berjalan dengan semestinya, jadi PKL bisa mencari rezeki di situ,” ujar salah seorang massa aksi, Aswan Daulay (45). Apalagi, lanjut Aswan, di bulan Ramadan ini merupakan kesempatan para pedagang kecil mengais rezeki untuk memenuhi kebutuhan hidup

dan persiapan hari raya lebaran. Massa aksi mulai menyuarakan tuntutannya sejak pukul 11.00 WIB. Demo sempat diwarnai aksi bakar ban yang dilakukan para PKL, sebelum akhirnya dilakukan mediasi perwakilan PKL dan Pemkab Bogor melalui Satpol PP. Koordinator Aksi, Ali Topan menegaskan, para PKL Pakansari sejatinya siap dibina dan tidak berdagang di pedestrian agar tak menyebabkan

kemacetan. ”Bagaimanapun, PKL juga pelaku UMKM. Jadi tolong dibina seperti UMKM lainnya,” tegasnya. Pihaknya menuntut dibuka kembali jalur Stadion Pakansari. Mereka minta Bupati Bogor memperhatikan PKL yang sudah dua tahun lebih putus mata pencahariannya. ”Jika hingga Jumat (22/4) ini belum juga dibuka, kami siap membuka secara mandiri,” tukasnya.(cok/b)

FOTO: HENDI NOVIAN/RADAR BOGOR

PERTANIAN: Salah satu lahan pesawahan beralih fungsi menjadi perumahan di Kecamatan Cileungsi. Satpol PP Kabupaten Bogor akan menindak pengembang yang melakukan alih fungsi lahan pertanian.

TIM RUHYAT NUGRAHA CENTER FOR RADARBOGOR

% &* - ( * + . * + ( () $ +' * & &( ) % ) * ("+%!+% " $ * % %!&# . +' * % & &( &*& " ( + . * + ( ) # #+ $ #+ % " % - "*+ $ % $+ ' ( ' $+ % "* , ) ' $+ +' * % & &(

% &* - ( * + . * + ( ( ( ' ' ( % "* ' $+ +% ' % " " ' % " % ) ( $ % % $ +'+% * % # % ' %* % ( )+$ ( . $ %+) ' $+ ) $ % ' % ") * (* % +%*+" $ % ) ' $ % +% % ) $+ % ,3# ' 031 !(1 ,$, -% 2* - /.2$-1( +.* + 1$02 *$ 0(% - +.* + 6 -& # #( !3/ 2$- .&.0 *'3131-6 #( $-).+ 6 3-23* ,$-13*1$1* - /0.&0 , -" * 01 * 2 3'6 2 3&0 ' #(1$+ 1$+ + 5 2 --6 *$ $" , 2 - $-).+ 6 !3/ 2$- .&.0 !$01 , 3/ 2( .&.0 #$ 1(- $-3032 #( 3/ 2( .&.0 #$ 1(- ,$+ +3( * 01 .&.0 "$0# 1 13# ' ,$,!$0(* - !$ 1(15 *$/ # /$,3# !$0/0$12 1( #( !3/ 2$- .&.0 $ 1(15 -" * 01 ,$03/ * - (-4$12 1( ) -&* -) -& * 0$- /$-#(#(* - ,$03/ * - 1$2 !$1 0 3-23* ,$,/$0"$/ 2 /$,! -&3- - #( , 1 #$/ - $0# 1 0* - # 2 $,$-0(12$* (*2( )3,+ ' , 16 0 * 2 6 -& ,$-$,/3' )$-) -& /$-#(#(* - 2(-&&( #( -#.-$1( , 1(' 0$-# ' ! 03 ,$-" / ( # 0( /./3+ 1( /$-#(#(* - 02(-6 +3+31 - ,$,3231* - 2(# * ,$+ -)32* - *3+( ' ' /$,3# #( !3/ 2$- .&.0

H. RUHYAT NUGRAHA % &* - ( *

,$,(+(*( *$1$,/ 2 - ,$-# / 2* - !$ 1(15 -" * 01 # - !(1 , 13* # + , ! &( - 6 -& !(1 ,$-$,/3' )$-) -& /$-#(#(* - /$0&303 - 2(-&&( -( ,$03/ * - *$(12(,$5 - 1$'(-&& ' 031 #() + -( #$-& - 1$! (* ! (*-6 6 !$0' 0 / / 0 , ' 1(15 /$-$0(, $ 1(15 -" * 01 !(1 ,$-) #( &$- /$03! ' - 6 -& ,$,! 5 !3/ 2$- .&.0 *$ 0 ' *$, )3 - 2$& 1-6

$!(' ) 3' #(0(-6 ,(-2 & 0 , ' 1(15 /$-$0(, !$ 1(15 !$+ ) 0 #$-& - 1$0(31 # / 2 ,$-&$,! -&* - /.2$-1( #(0( #$-& - ./2(, + 1$'(-&& ,$-) #( +3+31 - 6 -& *0$ 2(% (-.4 2(% !$0# 6 1 (-& &+.! + # - , ,/3 !$0*(/0 ' # + , /$,! -&3- - 7 $,3 / 12( /3-6 "(2 "(2 # - ,(,/( #( , 1 #$/ - 1$,3 (23 # / 2 2$053)3# )(* / 0 , ' 1(15 2$*3- # - 1$, -& 2 # + , ,$-3-232 (+,3 -% 2* - 1$! (* ,3-&*(- $ 1(15 -" * 01 (-( # - 1$,3 #3*3-& - 6 -& 2$+ ' #(!$0(* - $,* ! .&.0 *$+3 0& 1$02 .0 -& 23 8 )$+ 1-6 $* # 0 #(*$2 '3( !$ 1(15 -" * 01 (-( 3-23* ,$-(-&* 2* - *3 +(2 1 / # 2(-&* 2 /$-#(#(* - 2(-&&( 6 -& , ,/3 !$01 (-& #( * -" ' +.* + - 1(.- + 1$! ! /$-#(#(* - ,$,(+(*( /$0 - - 6 -& 1 -& 2 /$-2(-& # + , ,$53)3#* - -#.-$1( $, 1

/ # 2 '3- 1$02 # / 2 ,$-(-& * 2* - -&* / 02(1(/ 1( , 16 0 * 2 /$-#(#(* - 2(-&&( !3/ 2$- .&.0 # 0( ,$-3)3 ,$-3032 13,!$0 # 2 2 '3- 3'6 2 3&0 ' )3& !$0' 0 / /$,3# 3-23* 2303- 2 -& - ,$,! -23 ,$-& 2 1( /0.!+$, #( , 16 0 * 2 2$-23-6 )3& ,$-) #( 1$!3 ' /0.1$1 /$,!$+ ) 0 - # - /$-& + , - 6 -& !$0' 0& * 0$- )31203 #(1(-(+ ' , *- ,$0#$* !$+ ) 0 ! &( / 0 /$,3# ! '5 !$+ ) 0 !3* - 1$*$# 0 #3#3* #(! -&*3 1$*.+ ' *3+( ' - ,3- !$&(23 ! -6 * " 0 3-23* !$+ ) 0 1$+ , 1$1$.0 -& ,$,(+(*( )(5 /$,!$+ ) 0 , * * - +$+3 1 ! &(-6 3-23* ,$-& *1$1 (+,3 /$-&$2 '3 - ,$+ +3( ,$#( / 1 ) * / - 1 ) # - #(, - 1 ) #( + , 1$,$12 6 -& +3 1 (-( +%*

% % "%# # $ ! $ # # "$ " & %! $ " %#%# & & % $% #% # # !" " "#


BOGOR RAYA

RADAR BOGOR I RABU 20 APRIL I TAHUN 2022 I 18 RAMADAN 1443 H I HALAMAN 3

Harga Tiket Bus Naik 100 Persen CITEUREUP–Sejumlah tempat penjualan tiket bus antar kota dan antar provinsi di Kecamatan Citeureup, ludes terjual. Seperti di Agen PO Sinar Jaya, yang sejak beberapa hari ini diserbu para pemudik. Petugas Agen PO Sinar Jaya, Akbar mengatakan, minat para penumpang untuk mudik ke kampung halaman menggunakan bus cukup tinggi tahun

ini. “Di agen PO Sinar Jaya, tiket yang tersisa tidak sampai 10 persen,” katanya kepada Radar Bogor, Selasa (19/4). Lanjut Akbar, tarif mengalami kenaikan hingga 100 persen. Jika pada hari biasa dijual Rp140 ribu, sekarang naik menjadi Rp300 ribu hingga Rp350 ribu. ”Tujuannya antar provinsi, yakni Jawa Timur dan Jawa Tengah. Seperti

Surabaya, Malang, Purwerejo, Perkalengan, Semarang dan beberapa daerah lainnya,” terangnya. Akbar menuturkan, dalam satu bus, dapat membawa 30 hingga 50 penumpang tergantung jenis mobilnya. “Sehari kami bisa memberangkatkan 13 bus. Dalam satu mobil bisa 30 penumpang. Bus VIP dapat menampung 40 penumpang.

Sementara AC-Bisnis Ekonomis sebanyak 54 penumpang,” paparnya. Sementara itu salah seorang penumpang, Randi (35) mengatakan, bersama tiga anggota keluarganya akan mudik sebelum H-7 lebaran. “Kami pesan dari sekarang. Soal harga tiket naik 100 persen, tidak masalah yang penting bisa pulang kampung,” tukasnya.(all/c)

MUDIK: Para pemudik saat membeli tiket bus di PO Sinar Jaya, kemarin. Kini, harga tiket bus sudah naik 100 persen.

FOTO: ARIFAL/RADAR BOGOR

KECELAKAAN: Polisi melakukan olah TKP kecelakaan yang menewaskan seorang pengendara motor di Jalan Raya Pemuda, Kampung Curug, Desa Curug, Kecamatan Gunungsindur, kemarin.

FOTO: JAINAL/RADAR BOGOR

Pengendara Motor Tewas Kecelakaan GUNUNGSINDUR-Kecelakaan maut terjadi di Jalan Raya Pemuda, Kampung Curug, Desa Curug, Kecamatan Gunungsindur, Selasa (19/4) pagi. Akibat kecelakaan itu, pengendara motor Yamaha Nmax bernopol B 4730 KMZ tewas mengenaskan di lokasi. Kecela-

kaan berawal ketika motor yang dikendarai Feru Zudiantoko terpental dan menabrak truk engkel. Motor NMax itu datang dari arah Parung menuju pertigaan Curug Gunungsindur. Setibanya di lokasi, pengendara motor berusaha mendahului mobil

di depannya. Saat bersamaan dari arah berlawanan datang motor lain, sehingga terjadi kecelakaan. Akibat benturan itu, motor NMax yang dikendarai korban terpental dan membentur truk engkel bernopol H 8450 OH yang dikemudikan Mutamakim.

Akibat kecelakaan itu, pengendara Yamaha Nmax bernama Feru Zudiantoko tewas di lokasi akibat mengalami luka cukup parah di kepala. ”Kejadiannya sekitar pukul 07.10 WIB. Motor korban menyalip dan dari arah berlawanan ada motor lain. Motor korban

oleng dan menabrak truk,” ujar Panit Lantas Polsek Gunungsindur, Iptu Rudi Hartono kepada Radar Bogor usai menggelar olah TKP, Selasa (19/4). Rudi menjelaskan, korban meninggal mengalami luka parah di kepala akibat benturan

Sebar 27 Ton Beras Zakat

VAKSINASI: Warga Kecamatan Ciomas, sedang mengikuti vaksinasi dosis ketiga atau Booster, kemarin.

Geber Vaksinasi Booster di Ciomas CIOMAS–Geber vaksinasi, Muspika Kecamatan Ciomas mengelar rapat kordinasi percepatan Vaksinasi Booster di aula Kantor Kecamatan, kemarin. Rapat koordinasi ini dihadiri Direktur Perdanaria Indonesia Dedi NST, Kasi Trantib Kecamatan Ciomas Gultom, Kepala Puskesmas Laladon, serta Kepala Desa Kota Batu. Di Kecamatan Ciomas ada empat puskesmas tempat pelaksanaan vaksinasi. Dalam satu puskesmas ada dua gerai vaksin. Seperti di Gerai Posyandu, Mako Polsek, halaman kantor Kecamatan Ciomas dan lapangan Sakura Kota Batu. Camat Ciomas, Chairuka mengatakan, untuk mendorong percepatan vaksinasi Booster selama Ramadan, pemerintah kecamatan bersama semua tenaga kesehatan terus menggeber pelaksanaan vaksinasi. ”Rapat koordinasi ini bertujuan untuk mempercepat vaksinasi Booster. Dalam rangka pencapaian vaksinasi di bulan Ramadan dan menjelang lebaran, makanya kami cicil dari sekarang bagi masyarakat yang ingin vaksinasi Booster. Terutama bagi masyarakat yang ingin mudik. Dalam sehari ada 500 orang yang disuntik,” ujarnya. Camat menambahkan, dengan adanya Gebyar Akselerasi Vaksinasi yang dilakukan Perdana Ria Indonesia, tentunya sangat membantu dalam peningkatan dan percepatan vaksinasi di Kecamatan Ciomas. Walaupun Covid-19 sudah landai, kata Camat, masyarakat Kecamatan Ciomas jangan sampai abai dan tetap menerapkan proses yang ketat agar terhindar dari Covid-19. ”Jelang lebaran, kami berharap semua warga Ciomas sudah disuntik vaksin dan tetap menerapkan Prokes yang ketat,” tukasnya.(*/all) PANGGILAN RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM +4'-5+ #/#0 .#*4#)# #)14#8+ : '45'41#0; &'0)#0 +0+ /'0)70&#0) 5'.747* 2'/')#0) 5#*#/ #/#0 .#*4#)# #)14#8+ 7067- /'0)*#&+4+ #2#6 /7/ '/')#0) #*#/ 9#0) #-#0 &+5'.'0))#4#-#0 2#&# Hari : Jum’at, 06 Mei 2022 Waktu : 08.00 WIB Tempat : Club House Jagorawi Golf & Country Club '0)#0 #)'0&# #2#6 5'$#)#+ $'4+-76 I. Agenda Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan '45'67,7#0 #6#5 #214#0 #*70#0 '45'41#0 7067- #*70 7-7 5'46# 2'0)'5#*#0 '4#%# &#0 #214#0 #$# 7)+ '45'41#0 7067- 6#*70 $7-7 5'-#.+)75 2'/$'$#5#0 6#0))70) ,#8#$ 2'0)7475#0 2#4# #0))16# +4'-5+ &#0 6#0))70) ,#8#$ 2'0)#8#5#0 #0))16# '8#0 1/+5#4+5 7067- 6#*70 $7-7 #%37+6 '6 & %*#4)' '45'67,7#0 2'0'6#2#0 2'0))70##0 '70670)#0 '45'41#0 7067- 6#*70 $7-7 '45'67,7#0 7067- /'/$'4+ -7#5# &#0 8'8'0#0) -'2#&# +4'-5+ 7067- /'070,7- #0614 -706#0 7$.+- 7067- /'0)#7&+6 .#214#0 -'7#0)#0 '45'41#0 7067- 6#*70 $7-7 &#0 2'/$'4+#0 8'8'0#0) -'2#&# +4'-5+ 7067- /'0'6#2-#0 ,7/.#* *1014#4+7/ -706#0 7$.+- 6'5'$76 II. Agenda Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa '0)'5#*#0 '47$#*#0 7570#0 #4# '/')#0) #*#/ Catatan: '45'41#0 6+&#- /'0)+4+/-#0 70&#0)#0 6'45'0&+4+ -'2#&# #4# '/')#0) #*#/ #0))+.#0 +0+ &+#0))#2 5'$#)#+ 70&#0)#0 "#0) $'4*#- *#&+4 #6#7 /'8#-+.+ &#.#/ #2#6 +0+ *#09#.#* 2'/')#0) 5#*#/ #6#7 2#4# -7#5# 2'/')#0) 5#*#/ '45'41#0 9#0) 5#* 9#0) 0#/# 0#/#09# 6'4%#6#6 &#.#/ #(6#4 '/')#0) #*#/ '45'41#0 6'46#0))#. 24+. '/')#0) #*#/ #6#7 7#5#09# 9#0) #-#0 /'0)*#&+4+ #2#6 &+/+06# 7067- /'09'4#*-#0 (161-12+ #467 #0&# '0&7&7- #6#7 6#0&# 2'0)'0#. .#+0 9#0) /#5+* $'4.#-7 #)+ '/')#0) #*#/ 9#0) $'4$'067- #&#0 7-7/ #)#4 /'/$#8# (161-12+ 0))#4#0 #5#4 &#0 2'47$#*#0 6'4#-*+4 '/')#0) #*#/ 9#0) $'4*#.#0)#0 *#&+4 &#2#6 &+8#-+.+ 1.'* -7#5#09# &'0)#0 /'09'4#*-#0 74#6 7#5# 9#0) 5#* #*#0 $#*#0 #2#6 6'45'&+# &+ #0614 75#6 '45'41#0 2#&# ,#/ -'4,# '45'41#0 5',#- 6#0))#. #0))+.#0 #2#6 +0+ 5#/2#+ &'0)#0 &+6767209# #2#6 067- /'/2'4/7&#* 2'0)#674#0 &#0 &'/+ 6'46+$09# #2#6 #4# '/')#0) #*#/ #6#7 7#5#09# &+/+06# 57&#* $'4#&# &+ 6'/2#6 #2#6 2#&# 27-7. ! Cibinong, 20 April 2022 PT Taman Olah Raga Jagorawi

CITEUREUP–PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk, selama bulan suci Ramadan 2022 melaksanakan beragam kegiatan untuk masyarakat desa mitra serempak di seluruh kompleks pabriknya. Di kompleks Pabrik Citeureup, mereka menyelenggarakan bantuan berupa pemberian beras zakat seberat 27 ton untuk 12 desa mitra yang tersebar di tiga kecamatan di Kabupaten Bogor. Begitu juga di kompleks Pabrik Cirebon, Indocement menyelenggarakan program bantuan berupa pembagian 10.110 paket beras untuk masyarakat desa mitra. Bantuan perlengkapan sarana ibadah dan takjil untuk 40 musala dan masjid yang berada di wilayah desa mitra. Sementara di kompleks Pabrik Tarjun, dilakukan kunjungan silaturahmi dan menyerahkan bantuan bingkisan serta bantuan dana kepada perwakilan masyarakat dari delapan desa mitra. Direktur & Sekretaris Perusahaan PT. Indocement, Antonius Marcos dalam keterangan persnya mengatakan, bantuan rutin tahunan ini bisa mem-

bantu masyarakat untuk menjalani kegiatan puasa Ramadan. Selain itu, berharap programprogram ini dapat meningkatkan rasa kebersamaan antara masyarakat desa mitra. “Pandemi Covid-19 tak menghentikan pelaksanaan program CSR Indocement untuk masyarakat desa mitra. Program-program unggulan CSR seperti Program Kampung Ramah Lingkungan, dan Program Pengelolaan Sampah Berbasis Masyarakat,” terangnya. Kemudian Program Sekolah Adiwiyata (gerakan peduli dan berbudaya lingkungan hidup di sekolah), Program Pengembangan UMKM, dan Program Pengembangan Tempat Wisata terus berjalan. Sepanjang 2021, Indocement telah melaksanakan 916 kegiatan pemberdayaan masyarakat dengan total dana untuk pengembangan masyarakat Rp12,6 miliar. Dia mengatakan, Indocement melalui Tim Manajemen Energi Indocement yang didukung Heidelbergcement Technology Center (HTC) telah mengembangkan prog-

ram konservasi energi dan rencana (roadmap) untuk melakukan efisiensi energi dan penurunan CO2. Indocement memiliki target 2025 untuk emisi CO2 dari Lingkup 1 sebesar 575kg CO2/ton semen (2021: 606 CO2/ton semen). Target tersebut bisa diraih dengan beragam inisiatif hijau seperti meningkatkan penggunaan bahan bakar alternative menjadi 25 persen pada 2025. Menggunakan lebih banyak bahan baku alternatif untuk menggantikan klinker, mendorong penggunaan semen hijau yaitu semen hidraulis, semen slag, dan portland composite cement (PCC) untuk menggantikan semen jenis ordinary portland cement (OPC) secara bertahap serta pengembangan energi terbarukan untuk sumber listrik. Indocement juga terus mengejar target emisi debu menjadi 10 mg/Nm3 pada tahun 2025, target ini jauh dengan regulasi emisi debu pemerintah yang hanya berada pada angka 60 mg/Nm3, pada 2021 rata-rata emisi debu Indocement mencapai 21,9 mg/Nm3.(pin/*)

. ")*%2 )2,/%0 ,&,010* 1*12 %49:1 3+4*'6'91'4 #+79/6/1'9 ('7: 8+('-'/ 6+4--'49/ #+79/6/1'9 <'4- ./2'4- (+7*'8'71'4 1+9+49:'4 6'8'2 '<'9 !+7'9:7'4 !+3+7/49'. 5 $+49'4- !+4*',9'7'4 $'4'. *+4-'4 /4/ */:3:31'4 ('.;' 1 %

& "

' #& "% % $ ( $'3'4 "'<' /9'<'3 251 "$ +2 "';'6'40'4- +) 5054- +*+ '(:6'9+4 5-57

%- 4%3 "%0%+ )0,3 (%0 1/12 % 5 "';'6'40'4- #% 5 :'8

")2'%4%4 4%3 %/%

#& "% % $

)4%-

"%0**%. )/&5-5%0 % %.%0 .1& )3% ). ' )'%/%4%0

"

' 251 5 #:7'9 $'4*' !+4+7/3' '657'4 +./2'4-'4 '7'4- '7'4- #:7'9 !+49/4- *'7/ !527+8 ( "';'6'40'4 +975 +651 !52*' +975 '<' ) 5054- +*+ 5652 ! #! $ ! " # +975 +651 !52*' +975 '<' $'4--'2 #:7'9 !+74<'9''4 */ (';'. #:36'. '40/ $'4--'2 */(')'1'4 */.'*'6'4 !+0'('9 '4957 !+79'4'.'4 '(:6'9+4 5-57

/1' 8+9+2'. 9/-' 6:2:. .'7/ 9/*'1 '*' 1+(+7'9'4 9+7.'*'6 6+735.54'4 6+4--'49/'4 8+79/6/1'9 8+79/6/1'9 9+78+(:9 */ '9'8 3'1' 8+79/6/1'9 6+4--'49/ '1'4 */9+7(/91'4 *'4 (+72'1: 3+4:7:9 .:1:3 *'4 #+79/6/1'9 <'4- */4<'9'1'4 ./2'4- $ " %

" " " # # " $ " ! " " # " $ " # #

1*12 " " # " "" ! $ " !

keras. Jasad korban sudah dibawa ke rumah sakit terdekat. ”Semua kendaraan kami amankan sebagai barang bukti. Kami masih mengumpulkan data dan minta keterangan supir truk. Korban meninggal berasal dari Tangerang,”

jelasnya. Dia menambahkan, kondisi tiga motor maupun truk rusak di bagian depan. “Sepeda motor korban rusak berat di bagian depan. Sedangkan truk engkel hanya lampu depan kanan saja yang pecah,” katanya.(abi/b)

Pjs Diberi Tugas Dua Bulan RUMPIN–Camat Rumpin, melantik penjabat sementara (Pjs) Kepala Desa Sukamulya, Sopiana, kemarin. Pelantikan Pjs ini dilakukan karena kepala desa sebelumnya meninggal dunia akibat sakit. Sopiana diberikan tugas dua bulan sampai dilakukan pemilihan antar waktu (PAW) kepala desa yang baru. ”Ini sesuai SK Bupati, tentang pemberhentian karena kades nya meninggal dunia dan kami harus melakukan pelantikan penjabat sementara,” kata Camat Rumpin, Ade Zulfahmi kepada Radar Bogor, Selasa (19/4). Ade mengatakan, Pjs kepala desa yang dilantik ini bakal memfasilitasi dan bekerjasama

dengan BPD serta pegawai desa untuk membentuk panitia pemilihan antar waktu. ”Masa jabatan Kepala Desa Sukamulya masih ada empat tahun lagi. Makanya, kami harap penjabat sementara ini mampu memfasilitasi untuk kelancaran pemilihan antar waktu,” jelasnya. Panitia, sambungnya, bakal menjaring bakal calon kepala desa. Setelah terpilihnya kades baru, maka tugas Pjs kepala desa juga berakhir. ”Tugasnya sampai ada pemilihan dan terpilihnya kades definitif. Pe jabat kepala desa ini PNS dilingkungan pemerintah Kabu paten Bogor,” terangnya. (abi/b)

PELANTIKAN: Camat Rumpin, melantik Pjs Kepala Desa Sukamulya, Sopiana, kemarin.


ALLSPORT

RADAR BOGOR I RABU, 20 APRIL I TAHUN 2022 I 18 RAMADAN 1443 H I HALAMAN 4

TURIN–Prediksi Juventus vs Fiorentina dalam jadwal semifinal Coppa Italia leg 2 menga rah pada keunggulan tuan rumah. Laga tersebut akan berlangsung di Stadion Allianz, Kamis (21/4) dini hari (Live TVRI p u ku l 02.00 WIB). Pada leg pertama semifinal Coppa Italia 2022 y a n g berlangsung awal Maret lalu, Juventus menundukkan Fiorentina di Artemio Franchi dengan skor tipis 0-1. Satu-satunya gol yang tercipta di laga

* %) )!

&( )&

# !$

$(( ! &

$#)

$&& &

$& (

! # $* (

, ,-'#+ $(

(

& $,$!

"& (

)# #

) & $

!! & #

babak kedua kami tampil lebih buruk, di babak pertama kami menciptakan banyak peluang dan kami bisa saja mencetak lebih dari satu gol. Venezia terkadang membuat kami kesulitan. Bahkan hari ini, kami menciptakan banyak peluang, kami sangat ingin melakukannya (mencetak banyak gol),” ucap Italiano. Bagaimanapun juga, kemenangan itu bisa menjadi suntikan motivasi bagi Lucas Torreira dan kawan-kawan sebelum bertandang ke Turin. Kabar baik bagi Fiorentina, tim lawannya nanti, Juventus, justru menelan hasil tidak memuaskan dalam matchday Serie A terakhir. Si Nyonya Tua harus puas bermain imbang 1-1 saat menjamu Bologna di Stadion Allianz. Setelah tertinggal lebih dulu di menit 52, Juve baru mampu menyamakan kedudukan di menit 90, beberapa menit setelah 2 pemain Bologna diusir ke luar lapangan oleh wasit. “Karena kami berada dalam situasi sebelas pemain melawan sembilan. Anda harus mencetak gol ketika Anda memiliki kesempatan,” terang Max Allegri, pelatih kepala Juventus. Juru taktik berusia 54 tersebut mengaku kecewa dengan hasil imbang yang diraih timnya. Menurut pengamatannya, lini pertahanan menjadi salah satu kelemahan yang perlu diperbaiki. “Pertandingan menjadi rumit setelah babak pertama yang buruk; akhir-akhir ini kami kebobolan terlalu banyak gol dan kami harus meningkatkan sambil menjaga kejelasan,” ungkapnya. (trt/rur)

$& $#, ! ,

&& #$

! $*

tersebut lahir dari kaki pemain La Viola sendiri, Lorenzo Venuti, di menit 90. Juventus bakal berupaya menyelesaikan pekerjaannya untuk bisa melaju ke final Piala Italia 2022 sekaligus melanjutkan ambisi menyabet gelar back to back kompetisi ini. Namun demikian, Fiorentina tidak boleh diremehkan. Terlebih, La Viola saat ini memegang catatan rekor 6 pertandingan beruntun tanpa kekalahan (4 menang, 2 imbang). Dalam lanjutan Serie A pekan lalu, Fiorentina berhasil memetik kemenangan tipis 1-0 atas Venezia. Meski meraih 3 angka, pelatih Vincenzo Italiano mengaku belum puas dengan performa timnya. Ia menilai pasukannya bisa mencetak lebih banyak gol. Hal itu memang selaras dengan catatan statistik. La Viola mampu melesakkan setidaknya 22 tembakan percobaan dalam laga tersebut, 6 di antaranya mengarah ke gawang, tetapi hanya 1 yang berbuah gol. “Di

& ( $# !! #,

Tatap SEA Games 2021 JAKARTA–Para pemain putri Indonesia finis sebagai juru kunci pada ajang Billie Jean King (BJK) Cup 2022 grup I Asia/Oseania. Dalam ajang yang berlangsung di MTA Tennis Academy, Antalya, Turki, pada 12–16 April, Indonesia menjadi juru kunci dengan menelan lima kekalahan dari Korea Selatan (0-3), Jepang (0-3), India (1-2), Tiongkok (0-3), dan Selandia Baru (1-2). Hasil tersebut membuat Indonesia terdegradasi ke grup II bersama Selandia Baru. Hasil di grup I ini bakal men-

'' " ! #$ !! &

# #,$ ( ! #$

%$ $" % % ( ##( # & ) %$" " $" $ " #$ " % $ % ! $" "% " $" '

ALIHKAN TUJUAN : Petenis Indonesia, Aldila Sutjiadi saat berlaga pada turnamen WTA di Meksiko, belum lama ini.

*( %

jadi pelajaran bagi atlet Indonesia. Kini PP Pelti langsung mengalihkan fokus untuk SEA Games Hanoi yang berlangsung pada 12–23 Mei 2022. Apalagi, tiga petenis yang tampil di ajang BJK menjadi tulang punggung. Yaitu, Aldila Sutjiadi, Beatrice Gumulya, dan Jessy Rompies. Ketua PP Pelti, Rildo Ananda Anwar menyatakan,

total ada 10 petenis yang disiapkan. Lima putra dan lima putri. Sebelumnya, ada seleksi bagi pemain muda. ”Di putri yang tanpa seleksi ada tiga, Aldila, Beatrice, dan Jessy. Di putra yang tanpa seleksi Christopher Rungkat dan M. Rifqi Fitriadi,” ujarnya kepada Jawa Pos (Radar Bogor Group). Rildo berharap pasukan-

SEBENTAR LAGI: Sandy Walsh (dua dari kiri) bersama Jordi Amat saat dikunjungi Exco PSSI, Hasani Abdulgani (kiri) di Belgia, beberapa waktu lalu. INSTAGRAM HASANI ABDULGANI

Selangkah Lagi WNI JAKARTA–Proses naturalisasi Sandy Walsh dan Jordi Amat mulai menunjukkan titik cerah. Kedua pemain keturunan Indonesia itu sudah menandatangani dokumen yang diperlukan untuk mengurus administrasi di Kementerian Hukum dan HAM. Ketua PSSI Mochamad Iriawan mengatakan semua pemain yang ditemui di Belgia dan Belanda menyambut baik utusan federasi sepak bola Indonesia. “Mereka juga antusias membela Timnas Indonesia,” kata Mochamad Iriawan dikutip Jpnn.com dari laman resmi PSSI, Selasa (19/4) kemarin. PSSI sebelumnya mengutus dua orang untuk memudahkan

proses naturalisasi Sandy Walsh dan Jordi Amat. Kedua orang yang diutus PSSI adalah Hasani Abdulgani dan Hamdan Hamedan. Dalam laporannya kepada PSSI, Walsh dan Jordi Amat sangat antusias menjadi Warga Negara Indonesia (WNI). Tak hanya itu, keluarga mereka juga terharu menerima dua orang utusan dari PSSI. Hal senada juga diutarakan oleh Exco PSSI, Hasani Abdulgani yang menghadap ke Ketum PSSI bersama Hamdan, utusan PSSI ke keluarga calon pemain naturalisasi. Hasani menyebut keluarga calon pemain naturalisasi tersebut sampai merasa terharu

menerima dua orang utusan PSSI tersebut. “Bahkan neneknya Jordi ini sampai menangis. Jadi memang gaya timur yang diminta oleh Ketua Umum PSSI untuk kulo nuwun kepada keluarga sangat tepat,” ucapnya. Di sisi lain, Hamdan menyebut bahwa sejatinya banyak pemain keturunan Indonesia yang bermain di Liga Belanda, Belgia, dan beberapa di klub Inggris. Pemain keturunan itu pun rata-rata di usia produktif, antara 18 sampai 20 tahun. Mereka pun jadi pilihan utama di klubnya masing-masing. “Data soal pemain ini akan saya berikan ke PSSI. Selanjutnya terserah PSSI,” tandasnya.(dkk/jpnn)

nya bisa kembali mempertahankan juara umum SEA Games yang direbut di edisi sebelumnya. Ketika itu Indonesia berhasil menggondol tiga medali emas melalui nomor tunggal putri (Aldila), ganda putri (Beatrice-Jessy), dan ganda campuran (Christo-Aldila). Karena itu, target minimal tiga emas kembali dicanang-

kan. Apalagi, atlet peraih emas sebelumnya masih menjadi tulang punggung tim. Peluang untuk mendapatkan lebih banyak medali makin besar. Sebab, nomor beregu putra dan putri yang kali terakhir dipertandingkan pada SEA Games 2015 kembali dimainkan pada SEA Games edisi kali ini. (jpc)

N HA U T OTEL DLL H U L A KEB NAH DIJU SERVICE,

N TA AHA ONGA RUANG US L LOW GUAMAHM OR DIJUA EHILANGAN RAA R BOG R AN K NEKA RADA RAKK

NA HA PE : GRA I G N ing) HUBU (Hunt 4001

NT H DIKO RUMA

54

51 - 7

02 Telp:

BARIS IKLAN00,-/BARIS 4

RP15. KEHILANGAN STNK R2 Hnd, Biru Perak, 2015, F3447IW, Nk:MH1JFW113FK238252, Ns:JFW1F1238237, an.Kristian, Puri Nirwana III Blok BM/9 Karadenan Cibinong, kab.Bgr (PKT1-22000455-6,13,20/04/22) STNK R2 Hnd, 2021, Htm, F4713FFV, Nk:MH1JM9115MK548651, Ns:JM91E1548431, an.Ngatini, Babakan Tarikolot Rt.6/8, Nanggewer Mekar Cibinong. (PKT1-22000526-20,27/04,11/05/22)

MOBIL DIJUAL HINO

Dijual HINO - DUTRO 130 HD X POWER PTO minus STNK, DP ringan, Angsuran Ringan. Hub Firmansyah 085693135029. (PKT2-22000492-13/04-21/05/22)

RUMAH DIJUAL DIJUAL RUMAH Baru 3LT Sentul City Cluster Santorini Bangunan Baru + Kitchen Set. LT.200m2 (10x20) LB.150m2, Hub: 082178787828. (RB2-22000529-20/04/22) Rumah dijual lok : Jl.Pakuan Ciheuleut Bogor Timur, luas 50M2, sertifikat, 2 lantai, ada kost2an. Harga 350 jt nego. Hub : 081399310827. (RB-18-23/04/22)

Dijual Hino Dutro 130 HD 6.8 PTO, Kondisi baik, STNK ada, Pajak mati, DP ringan, Angsuran Ringan. Hub. Firmansyah 085693135029. (PKT2-22000491-13/04-21/05/22)

PEMASANGAN IKLAN DAN LANGGANAN BISA JUGA MENGHUBUNGI DSS ADVERTISING Jl. Ir Djuanda, Pelataran Kantor Pos Bogor Tlp. 0251-8323143 08129673676 Fax. 0251-8323143 Jl. Raya Pemda 17 (Dss Motor) Tlp. 087770891880 / 081282817994 RAHARDJA AGC Jl. Raya Tajur No. 162i Tlp 02517568120 CIOMAS AGC Jl. Raya Ciomas Kreteg N0.31A Bogor Tlp. 0251-8630192/Fax.0251-7522150 NUGRAHA PERDANA Jl. Kh. Sholeh Iskandar (Elton Celuler) MART IKLAN Jl. Kantor Batu N0.3 Bogor Tlp/Fax. 0251-8323357 BUDI AGENCY Jl. Raya Cikaret No. 42 Cibinong. Depan Ruko Perum Nirwana Estate Telp: 081386027844, 085691319168 KAMAL AGENCY Jl. Raya Ciawi Prapatan No.360 Telp: 087881737024

OMEGA AGENCY Jl. Raya Pajajaran, Dekat RS.Azra Bogor. Telp: 081282817994, 087770891880 NINA AGENCY Jl. Paledang No. 52, (Belakang Bank BNI Bogor) Telp. 0251-8944066/ 0813.8555.7466 ASEP AGENCY Taman Topi Square Lt. Lg Bl0k B No. 3a 5 8 8 Samping Matahari Dept. Store Tlp/Fax. 0251-8344119 BIRO LEUWILIANG Bapak Endang 085693185247 AMANAH AGENCY (BIRO IKLAN & JASA) VMB i20/17 Tanah Sareal Bogor Telp: 081584346490 - 089636648676 Pin: 587c540a FAHRUL AGENCY Gadog (Depan Gumati) Telp. 08151858809 CITRA AGENCY Jl. Kapten Muslihat No. 51 (Dalam Taman Topi) Kota Bogor Telp. 0857 7994 6665


KICKERS

RADAR BOGOR I RABU 20 APRIL I TAHUN 2022 I 18 RAMADAN 1443 H I HALAMAN 5

5

PERTEMUAN TERAKHIR 22/08/21 Arsenal vs Chelsea 0-2 01/08/21 Arsenal vs Chelsea 1-2 13/05/21 Chelsea vs Arsenal 0-1 27/12/20 Arsenal vs Chelsea 3-1 01/08/20 Arsenal vs Chelsea 2-1

MASON

MOUNT

5

5

LAGA TERAKHIR

CHELSEA 17/04/22 Chelsea vs Crystal Palace 2-0 13/04/22 Real Madrid vs Chelsea 1-3 (extra time 2-3) 09/04/22 Southampton vs Chelsea 0-6 07/04/22 Chelsea vs Real Madrid 1-3 02/04/22 Chelsea vs Brentford 1-4

LAGA TERAKHIR

ARSENAL

MARTIN

ØDEGAARD

16/04/22 Southampton vs Arsenal 1-0 09/04/22 Arsenal vs Brighton 1-2 05/04/22 Crystal Palace vs Arsenal 3-0 19/03/22 Aston Villa vs Arsenal 0-1 17/03/22 Arsenal vs Liverpool 0-2

CHELSEA VS ARSENAL

DIBUAT MALU: Barcelona dipermalukan Cadiz di Stadion Camp Nou, Selasa (19/4) dini hari WIB kemarin.

(GETTY IMAGES)

KENANGAN: Cristiano Ronaldo saat mengumumkan kehamilan kekasihnya, Georgina Rodriguez melalui Instagram.

Kehilangan Bayi Laki-laki MANCHESTER–Cristiano Ronaldo dan kekasihnya, Georgina Rodriguez mengumumkan kematian bayi laki-laki mereka. Kabar duka itu disampaikan Ronaldo di Instagram pribadinya. Penyerang Manchester United dan timnas Portugal itu menyampaikan berita sedih ini pada Senin malam waktu setempat. Ia juga mengatakan bahwa bayi perempuan mereka lahir dengan selamat. “Dengan kesedihan terdalam kami, kami harus mengumumkan bahwa bayi laki-laki kami telah meninggal. Ini adalah rasa sakit terbesar yang dapat dirasakan oleh setiap orang tua,” katanya. “Hanya kelahiran bayi perempuan kami yang memberi kami kekuatan untuk menjalani momen ini dengan harapan dan kebahagiaan. Kami ingin mengucapkan terima kasih kepada para dokter dan perawat atas semua perawatan dan dukungan ahli mereka,” lanjutnya. Menurut Ronaldo, hatinya hancur dengan kematian sang bayi. “Kami semua hancur atas kehilangan ini dan kami dengan hormat meminta privasi pada saat yang sangat sulit ini. Bayi laki-laki kami, Anda adalah malaikat kami. Kami akan selalu mencintaimu,” ujarnya.(amr)

LONDON–Prediksi Chelsea vs Arsenal dalam jadwal Liga Inggris 2021/2022 (laga tunda pekan ke25) berpeluang sengit. Derbi London ini digelar di Stamford Bridge, Kamis (21/4) dini hari (Live Mola TV & SCTV pukul 01.45 WIB). Chelsea yang berada di peringkat 3 klasemen Liga Inggris 2021/2022 lebih diunggulkan untuk mengalahkan Arsenal. Selain karena faktor tuan rumah, The Blues sedang memiliki tren bagus dalam beberapa laga pemungkas, termasuk mengalahkan Crystal Palace di semifinal Piala FA. Arsenal di lain pihak mengalami periode sulit dengan menderita 4 kekalahan dari 5 pertandingan. Hasil itu pun membuat The Gunners saat ini turun ke peringkat 6 klasemen EPL dan tertinggal 3 poin dari Spurs di peringkat 4. Misi Meriam London untuk finis d i zona Liga Champions semakin berat. Tercatat 3

kemenangan beruntun yang didapat Chelsea di 3 kompetisi berbeda, yaitu Piala FA, Liga Inggris, dan Liga Champions membuat Manajer The Blues, Thomas Tuchel puas. Pasalnya, London Biru mampu bangkit dari periode buruk yang sempat mereka alami, yaitu ketika dibobol Brentford dan Real Madrid dengan total 7 gol dalam 2 laga. Kendati begitu, menghadapi Arsenal tidak akan mudah bagi Chelsea. Pasalnya, mereka bakal kehilangan Mateo Kovacic, yang mengalami cedera saat menghadapi Crystal Palace. Sang gelandang diperkirakan absen selama beberapa pekan ke depan. “Ketika Kovacic ditarik keluar (saat menghadapi Crystal Palace),

kami tahu cederanya serius. Pergelangan kakinya bengkak cukup besar, dan kami harus menunggu hasil pemeriksaannya,” kata Tuchel, dikutip dari situs web resmi klub. Posisi Kovacic diperkirakan diisi oleh Ruben Loftus-Cheek, yang berhasil mencetak gol di semifinal Piala FA saat masuk sebagai pemain pengganti. Sementara Arsenal di lain pihak memiliki kondisi yang tidak jauh lebih baik. Absennya Takehiro Tomiyasu dan Kieran Tierney, membuat lini belakang The Gunners, terutama di sisi sayap, tampil kurang meyakinkan. Penampilan Cedric Soares tidak secemerlang untuk Tomiyasu. Sementara sisi kiri yang kehilangan Tierney menjadi titik lemah Arsenal. Manajer Arsenal, Mikel Arteta mencoba memainkan Nuno Tavares, Granit Xhaka, hingga Bukayo Saka di posisi tersebut, tetapi tidak maksimal. (trt/rur)

PREDIKSI SUSUNAN PEMAIN CHELSEA (3-4-1-2) Edouard Mendy; Cesar Azpilicueta, Thiago Silva, Antonio Rudiger; Reece James, Ruben Loftus-Cheek, N’Golo Kante, Marcos Alonso; Mason Mount; Timo Werner, Kai Havertz MANAJER: THOMAS TUCHEL ARSENAL (4-2-3-1) Aaron Ramsdale, Ben White, Gabriel Magalhaes, Nuno Tavares; Albert Sambi Lokonga, Granit Xhaka; Bukayo Saka, Martin Odegaard, Emile Smith Rowe; Gabriel Martinelli MANAJER: MIKEL ARTETA SCTV

Stadion: Stamford Bridge PUKUL

EDOUARD

MENDY

01.45 WIB

BUKAYO

SAKA

BARCELONA 0-1 CADIZ

Dipermalukan Tim Papan Bawah BARCELONA–Barcelona kembali dipermalukan di Camp Nou. Kali ini, mereka ditampar klub zona degradasi La Liga Spanyol, Cadiz. Cadiz memberi kejutan melalui gol yang dicetak Lucas Perez pada menit ke-48. Tertinggal 0-1, Barca semakin gencar menyerang. Tapi hingga wasit Jaime Latre meniup peluitnya tanda laga berakhir, anak asuh Xavi Hernandez tak mampu mencetak gol. Skor 0-1 pun menjadi hasil akhir. Dengan hasil ini, Barca yang mengoleksi poin 60 semakin sulit mengejar pemuncak klasemen, Real M a d r i d yang sudah mengumpukan poin 75 poin. Selisih 15 poin sudah sangat jauh mengingat Barca kini hanya menyisakan tujuh pertandingan. Akan tetapi, itu membutuhkan keajaiban. Pasalnya, Madrid harus kalah minimal empat kali dan Barca tak boleh kehilangan satu poin pun di tujuh laga mereka. Melihat bagaimana penampilan Madrid sejauh ini, rasanya itu mustahil terjadi. Cadiz sendiri belakangan ini memang cukup kurang ajar pada Blaugrana. Terlepas bahwa mereka berada di zona degradasi, Cadiz dua musim terakhir sangat superior atas Barca. Dalam empat pertemuan di La Liga, mereka menang dua kali dan tanpa kalah sekali pun. Musim lalu, mereka menang 2-1 di kandang lalu bermain imbang 1-1 di Camp Nou. Sementara musim ini, sebelum menang 1-0 di Camp Nou, mereka menahan imbang Barca dengan skor 0-0 Estadio Ramón de Carranza. Kalau merujuk sejarah pertemuan kedua klub, superioritas Cadiz atas Barca bukan hanya dua musim belakangan. Sebelumnya, mereka bahkan pernah menghajar Barca dengan skor 4-0 di liga. Itu terjadi pada musim 1990/1991 tepatnya pada laga yang berlangsung 12 Mei 1991. “Hari ini (kemarin, red) adalah hasil yang sangat mengecewakan untuk aspirasi kami,” keluh Direktur Olahraga Barca, Jordi Cruyff di Movistar menanggapi kekalahan anak asuh Xavi. Xavi pun tak bisa menyembunyikan kesedihannya. Meski demikian, Xavi menegaskan mereka harus bisa segera move on. “Ini adalah minggu yang sangat buruk bagi kami dan kita harus mengubahnya secara dinamis secepat mungkin,” ujarnya.(amr)


RADAR RAMADAN

RADAR BOGOR I RABU, 20 APRIL I TAHUN 2022 I 18 RAMADAN 1443 H I HALAMAN 6

Imsak

Subuh

04.28 04.38

Zuhur

Asar

Magrib

Isya

11.56

15.15

18.57

19.03

KOTA BOGOR

KAB BOGOR

Imsak

Subuh

Zuhur

04.28 04.38

11.55

Asar

Magrib

Isya

15.14

17.53

19.03

18 Ramadan/ 20 April

Sumber: Kemenag RI

HIKMAH

HABIB NOVEL BIN KAMAL ALAYDRUS Pimpinan Al Amin Center Bogor

Manfaatkan Sisa Waktu Ramadan KETIKA sudah sampai di fase kedua ini, ada dua pesan. Pertama, pesan bahwa sudah layakkah kita mendapatkan ampunan dari Allah Swt? Apa yang sudah kita lakukan di fase pertama dan kedua? Kedua, alarm tentang apa yang akan kita lakukan. Apakah kita akan sia-siakan waktu kita begitu saja? Karena biasanya ketika sudah sampai di penghujung Ramadan, umat muslim sudah lupa lagi dengan masjid, duduk pengajian bersama, meninggalkan bacaan Alquran. Sebagian besar lebih sibuk berkumpul di pasar, lebih sibuk mencari nafkah untuk kebutuhan hidup dan keluarganya. Manusia tidak akan terlepas dari waktu. Satu menit adalah 60 detik. Dalam satu menit tersebut, bila seorang hamba Allah Swt membaca qul huwallahu ahad atau surah Al Ikhlas, itu bisa cukup sebanyak 15 kali dalam satu menit. Yang mana, sabda Nabi, orang membaca surah Al Ikhlas 3 kali saja sama pahalanya seperti mengkhatamkan Alquran. Berarti, satu menit itu sangat berharga. Makanya Imam Ghazaly pernah berkata bahwa setiap hembusan napasmu, tarikan napasmu, oksigen yang kau hirup kemudian kau keluarkan kembali, laksana intan, berlian, atau mutiara yang tak ternilai harganya. Kenapa? Benda-benda apapun bentuknya yang ketika hilang, kalau ada rejeki kita bisa beli lagi. Tetapi kalau waktu sudah lewat, sebagaimana kata pepatah, yang sudah lewat itu laksana bangkai, tidak akan bisa kembali lagi. Disitulah sangat berharga waktu tersebut. Ramadan adalah bulan yang dikhususkan Allah Swt untuk umat Nabi Muhammad Saw, bulan yang sangat mulia karena isinya ampunan Allah, rahmat Allah Swt, pahala dan ibadah kita dilipatgandakan. Oleh karena itu, Ramadan yang sisa beberapa hari lagi jangan disia-siakkan. Ramadan madrasah sekolah kita yang paling penting, tujuannya untuk membentuk pribadi yang bertakwa. Hati ini adalah poros semuanya. Ramadan adalah tempat kita membersihkan hati. Orang yang tidak bisa bersihkan hatinya di bulan Ramadan, bagaimana ia bisa membersihkan hatinya di bulan lain. Hati yang selamat itu penting. (*/mam)

Masjid, Roda Penggerak Ekonomi BOGOR–Masjid tidak hanya semata-mata dijadikan sebagai tempat untuk beribadah umat muslim. Pada momentum Ramadan ini, masjid sekaligus menjadi titik awal untuk menggerakkan roda perekonomian pasca pandemi. Beberapa masjid di Kota Bogor telah menggelar bazar atau pasar rakyat selama Ramadan. Salah satunya, Masjid Al Muslimun, yang menghimpun hingga 75 tenant UMKM dalam Pasar Rakyat Kampung Ramadhan. Berbagai UMKM itu menjajakan aneka santapan berbuka puasa atau takjil. Bahkan, jualan para UMKM itu juga didongkrak omzetnya melalui kegiatan santunan pada pekan lalu. Sebanyak 200 orang dhuafa mendapatkan voucer belanja di Pasar Rakyat Kampung Ramadhan dari Masjid Al Muslimun. Mereka langsung ramai-ramai berbelanja takjil di pasar tersebut. K a b i d

" ! " " ! "!" $

SIS SOEWITOMO Celebrity Chef

! " % ! !" ! " " %% " ! ! ! ! " " ! " ! ! " " " " ! " " ! " " " " # " ! ! " "

Hidangan Pembuka “Lu Maju” KURMA sebagai takjil dikenal sebagai makanan atau minuman kecil mengawali buka puasa sebelum lanjut menyantap menu utama. Rasa manis dan gurih yang ditawarkan menjadikan kurma sebagai takjil penambah energi usai berpuasa seharian. Dilansir dari Jawa Pos, Sisca Soewitomo membagikan mengenai manfaat buah kurma bagi kesehatan tubuh serta resep Kreasi Takjil Kurma. Celebrity Chef Sisca Soewitomo mengatakan, seringkali banyaknya pilihan takjil yang tersedia saat bulan Ramadan membuat kita bimbang dalam memilih mana yang ingin kita sajikan. “Setelah kurang lebih 12 jam berpuasa, penting bagi kita untuk mempertimbangkan makanan atau minuman pembuka yang sehat dan bergizi demi mengembalikan kesegaran tubuh,” ungkapnya. Buah kurma memiliki nutrisi yang pas untuk mengem-

UMKM Diskopdagin Kota Bogor, Raden Medi Sandora mengakui, kebang kitan perekonomian memang mesti digalakkan dari lingkup terkecil UMKM. Momentum Ramadan ini dianggapnya sangat tepat. Khususnya kebutuhan orang berpuasa yang selalu berburu kuliner takjil untuk berbuka puasa. Masjid pun menjadi salah satu kuncinya. “Memang masjid harus didorong untuk menjadi penggerak ekonomi masyarakat di bulan Ramadan ini.

Bertepatan dengan kondisi pandemi yang kian melandai. Kapan lagi bisa meramaikan masjid begini,” tuturnya kepada Radar Bogor, kemarin. Pihaknya juga tak ingin ketinggalan dalam meramaikan ekonomi di sekitar masjid itu. Satu unit “galeri mobile” dari Diskopdagin biasanya akan menyambangi sejumlah bazar Ramadan semacam itu. Mereka sekaligus memperkenalkan dan memasarkan produk unggulan lainnya dari UMKM di Kota Bogor. Pengurus Masjid Al Muslimun, Deddi Suryadi mengakui, pasar rakyat kamung

Ramadan itu menjadi bukti bahwa masjid tidak sekadar jadi pusat kegiatan peribadatan dan dakwah. Namun, masjid juga dapat dijadikan pusat kemakmuran rakyat. Ia optimis masjid bisa memberikan banyak manfaat kepada masyara kat di sekitarnya, termasuk dalam hal perekonomian. “Ini menjadi bentuk euforia dari pasca pandemi menuju masa endemi. Karena sudah terlalu lama masjid kehilangan kemaahnya karena pandemi. Besar harapan kita pasar rakyat semacam ini tidak hanya diseleng-

BRI Berbagi Paket Sembako

" " % ! ! ! "

IMAM RAHMANTO/ RADAR BOGOR

garakan setiap Ramadan. Mungkin, bisa setiap bulan sebagai sarana pemberdayaan ekonomi mikro dari warga sekitar,” harapnya. Tak berbeda, masjid lainnya di wilayah Bogor Selatan yakni Masjid Al Juman juga telah menghimpun UMKM sekitarnya. Sementara itu, gelaran bazar serupa juga digaungkan di Masjid Raya Al Muttaqin, Bogor Utara. (mam)

KONSULTASI

" "

" ! ! " " $ " !"

BAZAR: Warga beramai-ramai membeli takjil di Pasar Rakyat Kampung Ramadhan Masjid Al Muslimun, Bantarjati, Bogor Utara.

balikan energi seseorang yang berpuasa. Kandungan gula alami seperti fruktosa dan glukosa yang pas, dapat berperan sebagai sumber energi cadangan yang baik bagi tubuh. Alhasil, bisa tetap fit selama bulan Ramadan. Seperti halnya buah lain, buah kurma juga memiliki kandungan serat tinggi yang dapat berguna bagi saluran pencernaan. Mengkonsumsi kurma secara teratur dapat mencegah sembelit dan juga mendorong buang air besar. Buah kurma memiliki banyak kandungan nutrisi, salah satunya vitamin B6. Vitamin ini berguna dalam membantu tubuh untuk menghasilkan hormon serotonin dan norepinefrin, yang berpengaruh positif bagi kesehatan mental, khususnya dalam mengatur suasana hati dan juga melawan stres. Sisca Soewitomo memberikan resep olahan kurma yang mudah dibuat di rumah. Nama menu tersebut yakni Lu Maju (Lumpia Kurma Keju). Bagaimana cara membuatnya? (jp)

CIBINONG - BRI Group kembali menebarkan semangat berbagi di Bulan Suci Ramadan. Kali ini, BRI menyalurkan bantuan berupa 1.000 paket sembako kepada masyarakat RW 12, Kampung Padurenan, Kelurahan Pabuaran, Cibinong. Lewat program bertajuk “Berbagi Bahagia bersama BRI Group”, paket sembako tersebut diserahkan secara simbolis oleh Regional Operation Head BRI RO Jakarta 2, Hari Anggoro, kepada Selasa (19/4). Tiap paket sembako terdiri atas minyak goreng, mi instan, beras, gula pasir, dan bahan pangan lainnya. Hari menjelaskan, bantuan tersebut menjadi bagian dari program BRI Peduli, yakni program CSR (corporate social responsibility) yang secara rutin dijalankan Bank BRI grup. “Mudah-mudahan (bantuan) ini bisa meringankan beban warga di era pandemi (Covid) seperti ini,” ujarnya. Ia menuturkan, perekonomian rakyat saat ini sedang melemah. Hal itu ditunjukkan dengan menurunnya daya beli masyarakat. Karena itulah, BRI berinisiatif untuk menguatkan nilai sosial dengan menebarkan semangat

berbagi di tengah siatuasi yang tidak mudah ini. Selain di RW 012 Kelurahan Pabuaran ini, penyaluran paket sembako juga telah dilaksanakan di wilayah RO Jakarta 2 di RW 006 Kelurahan Makasar, Jakarta Timur, Senin (18/4) lalu. Jumlahnya sama yakni 1.000 paket. Total paket sembako yang disebar di RO 2 Jakarta mencapai 2.000 paket, sedangkan secara nasional berjumlah 80 ribu paket sembako dan disebar ke 18 Regional Operation (RO) seluruh Indonesia. “Semoga kegiatan ini bisa membawa kebahagiaan bagi masyarakat banyak. Apalagi penyaluran dilakukan bertepatan dengan momentum Bulan Ramadan dan menjadi berkah bagi kita semua, baik yang menerima maupun yang memberi juga,” tambah Hari. Lurah Pabuaran, Rodi Kurniadi mengaku bersyukur karena warganya menerima bantuan sembako dari BRI. Menurutnya, program berbagi oleh BRI kali ini dapat membantu meringankan beban pengeluaran warga yang biasanya makin meningkat selama bulan suci Ramadan. Ia pun berharap kegiatan semacam ini bisa dilakukan secara berkelanjutan. (*/mer)

BRI FOR RADAR BOGOR

SEMBAKO: BRI Group menyalurkan bantuan paket sembako kepada masyarakat RW 12 Kelurahan Pabuaran, Cibinong, Selasa (19/4).

dr. PUTRA YUDHISTIRA PRATAMA SP.N Spesialis Neurologi RS PMI Bogor

Puasa bagi Penyintas Stroke STROKE adalah penyakit yang menyebabkan kematian tertinggi di Indonesia dan penyebab kecacatan nomor satu di dunia. Stroke adalah serangan tiba-tiba yang menyebabkan pasien terjadi kelumpuhan dan dapat pula menyebabkan penurunan keadaran yang disebabkan oleh gangguan di pembuluh darah otak. Pada penderita stroke akut atau yang terkena stroke kurang dari 14 hari, disarankan untuk tidak melakukan puasa. Terlebih jika tidak melakukan perawatan di rumah sakit. Pada pasien seperti ini, yang harus dilakukan adalah segera ke rumah sakit, terutama pada awal serangan kurang dari 6 jam untuk dapat menyelamatkan sel otak yang masih dapat kita selamatkan. Pada pasien penyintas stroke atau yang sudah mengalami serangan stroke dan sudah dinyatakan stabil, dapat melakukan puasa seperti biasanya. Namun, tetap diingat pengobatan rutin harus dilakukan seperti seperti pengencer darah, obat kolesterol, vitamin, dan disertai obat darah tinggi maupun obat diabetes bila memiliki faktor risiko tersebut. Pada penyintas stroke, puasa juga sebenarnya sangat bermanfaat. Dengan berpuasa, tekanan darah menjadi lebih stabil, kadar kolesterol lebih normal, dan kestabilan kondisi mental juga bisa didapatkan. Puasa harus dilakukan dengan kondisi sewajarnya yaitu dengan sahur dan berbuka yang bergizi dan tidak lupa banyak minum air putih. Dengan begitu, kebutuhan-kebutuhan nutrisi dalam tubuh tetap terjaga. Selain itu, istirahat cukup juga sangat penting. Manusia harus mendapatkan istirahat atu tidur semalam durasi 6-8 jam setiap harinya. Bila kurang, pada malam harinya, disarankan untuk tidur pada siang harinya agar kebutuhan tubuh untuk tidur tetap terpenuhi. Bagaimana dengan penyintas stroke usia tua dan memiliki kesulitan nafsu makan? Penderita stoke seperti ini disarankan untuk tidak melakukan puasa terlebih dahulu karena asupan gizi menjadi tidak seimbang. Apabila asupan kalori hanya bersumber sahur dan berbuka, kebutuhan nutrisi tubuh akan menjadi kurang yang dapat menyebabkan masalahmaslah lain dalam tubuhnya. Jadi, untuk penyintas stroke bisa berpuasa dengan catatan tidak lupa melakukan pengobatan rutin. Hal itu untuk mencegah terjadinya serangan ulang stroke. Ingat, bila terjadi serangan tiba-tiba, segera ke IGD rumah sakit terdekat. Terima kasih. (mam)


RADAR RAMADAN

RADAR BOGOR I RABU, 20 APRIL I TAHUN 2022 I 18 RAMADAN 1443 H I HALAMAN 7

Berbuka Nikmat dengan Kebab BANYAK pilihan menu atau kudapan berbuka puasa di Kota Bogor. Mulai dari makanan ringan hingga yang porsinya berat. Bahkan, makanan ala Timur Tengah juga sangat tepat dijajal selama momentum bulan Ramadan. Nah, kawan-kawan bisa mencoba hidangan ala Turki ini, yakni kebab Palestina. Sekali makan, bisa langsung kenyang. Harganya juga murah meskipun dijajakan di pinggir jalan. Yuk, simak gimana lezatnya kebab yang bisa kamu jadikan pilihan buka puasa. Scan QR Codenya ya! (mam)

SOFYANSYAH/ RADAR BOGOR

LULUS: Sebanyak 1.500 warga Kota Bogor diwisuda setelah dinyatakan lulus dalam program Bogor Mengaji di GOR Pajajaran, Selasa (19/4).

Terbebas Buta Aksara Alquran BOGOR–Buta aksara Alquran di Kota Bogor bakal semakin berkurang. Program Bogor Mengaji telah berhasil meluluskan sebanyak 1.500 santri yang diwisuda di GOR Pajajaran, Selasa (19/4). Ribuan orang dari berbagai usia meramaikan gedung olahraga tersebut. Mereka menjadi bagian dari program yang dicanangkan pemerintah kota (pemkot) Bogor sejak

paruh 2021 silam. Wisuda pertanda kelulusan angkatan pertama itu bertepatan pula dengan peringatan Nuzulul Quran, 17 Ramadan. “GOR di Pajajaran ini biasanya ratusan atau ribuan orang datang untuk berolahraga dan mencari hiburan. Hari ini ribuan orang datang untuk mencari keberkahan,” seru Wali Kota Bogor dalam sambutannya. Ia menyebutkan, Bogor Mengaji

adalah program pemberdayaan masyarakat dalam rangka menuntaskan buta aksara Alquran di Kota Bogor. Awalnya, program tersebut diprioritaskan untuk masyarakat di atas usia 45 tahun. Namun, antusiasme masyarakat ternyata cukup besar. Total sebanyak 2.040 peserta dari 68 kelurahan. Untuk itu, ia juga akan menyiapkan program lanjutan yang bisa menjangkau semua

kalangan, termasuk anak muda. Bima cukup serius dalam menekan angka buta aksara Alquran di Kota Bogor. Khususnya, momentum Ramadan yang memberikan banyak keutamaan terhadap ibadah membaca Alquran. “Insya Allah angkatan kedua dan seterusnya pemkot Bogor juga akan membuka kelas bagi anak muda yang belum bisa membaca Alquran. Ini untuk

memperkecil buta aksara di Kota Bogor,” harapnya. Sebelumnya, Bima menilai tradisi tadarus, khataman Alquran telah ada di Kota Bogor sejak lama. Akan tetapi, ia melihat alangkah baik apabila semua kalangan bersama-sama menyempurnakan lafaz ketika membaca Alquran. Tak terkecuali untuk para pemimpin seperti dirinya hingga ke jajaran dan lingkungan terkecil. (mam)

Tebar Kasih Lintas Agama KEMANG–Yayasan Buddha Tzu Ci Kota Bogor kembali menunjukkan kasih sayang dan toleransi antar umat beragama. Mereka membagikan bantuan kepada umat muslim yang sedang berpuasa di Desa Tajur Halang, Kemang. Bantuan itu berupa total 100 karung beras 5 kilogram. Bahan pokok tersebut disebar kepada masyarakat yang membutuhkan. Sekira 17 relawan ikut berpartisipasi untuk menyebarkan bantuan dari rumah ke rumah. Salah satu relawan Tzu Chi Kota Bogor, Harsha mengatakan, bantuan itu sangat penting. Terlebih, umat muslim masih dalam suasana menjalani bulan suci Ramadan. Hal itu akan memperkuat hubungan antar agama yang sudah terjalin cukup erat di Bogor. “Alhamdulillah bisa bergabung menjadi relawan. Kami membagikan sekira 100 karung beras kepada warga sekitar, kiranya membantu dalam mempersiapkan Idul Fitri beberapa hari ke depan,” ungkapnya kepada Radar Bogor, kemarin. Pemilihan tempat itu memang sudah dipertimbangkan secara internal oleh pengurus Tzu Chi. Mereka sekaligus menggandeng para Relawan untuk Indonesiaku dan langsung membagikannyapada Sabtu (16/4) lalu. Sebelumnya, Yayasan Buddha Tzu Chi juga telah membagikan sejumlah bantuan kebutuhan pokok kepada masyarakat di Kota Bogor, menjelang Ramadan. Bantuan-bantuan itu sebagai bukti kebersamaan dalam menghadapi Ramadan. Bukan soal agama, melainkan cinta antar sesama manusia. (mam)

TZU CHI FOR RADAR BOGOR

BERBAGI: Relawan dari Yayasan Buddha Tzu Chi Kota Bogor membagikan sejumlah bantuan beras kepada masyarakat di Desa Tajur Halang, Kemang, Kabupaten Bogor.

SANTUNI: Wali Kota Bogor Dedie A Rachim bersama anggota DPRD Kota Bogor memberikan santunan kepada anak yatim di Masjid At Taqwa, Kelurahan Ciluar, Bogor Utara, pekan lalu.

HUMAS PEMKOT FOR RADAR BOGOR

Ajak Bantu Anak Yatim BOGOR–Ramadan menjadi momen untuk memperbanyak ibadah, khususnya membantu sesama. Bantuan-bantuan terhadap anak yatim pun membanjir dari berbagai kalangan selama bulan suci ini. “Di bulan suci Ramadan, bulan penuh berkah dan ampunan ini mudah - mudahan dengan semakin banyaknya bantuan seperti ini, Allah akan tambahkan lagi kenikmatan kita. Sehingga semakin banyak pahala yang kita dapati,” pesan Wakil Wali Kota Bogor, Dedie A Rachim, kemarin. Ia sempat menyambangi langsung sekira 150 anak yatim dan piatu di Masjid At Taqwa,

Kelurahan Ciluar, Bogor Utara, pekan lalu. Kesempatan itu sekaligus untuk menyantuni mereka bersama Wakil Ketua DPRD Kota Bogor, Jenal Mutaqin dan anggota DPRD Kota Bogor, Aziz Muslim. Santunan dirangkaikan pula dengan pengajian rutin, yang diharapkan mampu menjadi ladang amal di bulan yang penuh kebaikan ini. Dedie tak lupa mengingatkan kepada anak-anak yatim agar senantiasa ikut mendoakan kebaikan. Terutama doa kepada mereka yang selalu berkontribusi dan memberikan bantuan kepada yang membutuhkan. “Sehingga mari dalam bulan yang suci ini kita sisihkan sedikit rezeki kita bagi mereka, yatim dan piatu. Dan jangan lupa juga untuk menunaikan zakat, fitrah, dan sedekah kita. Insya Allah pahalanya berlipat ganda,” cetusnya. Mantan Petinggi KPK ini juga menyampaikan kepada para anak yatim dan piatu untuk menimba ilmu setinggi mungkin. Kelak, mereka juga bisa menjadi anak yang mem-

Pembangunan Pesantren Capai 70 Persen JAKARTA–Youtuber Indonesia, Atta Halilintar sedang membangun pondok pesantren, yang sejak tahun lalu diberi nama Ahha Binaumma. Pesantren milik suami Aurel Hermansyah tersebut berdiri di atas lahan seluas 20 hektar di daerah Cikarang, Bekasi, Jawa Barat. Atta mengatakan, pembangunan pesantren miliknya sudah selesai proses pengerjaannya di atas 50 persen. “Pesantren sudah jadi sekitar 60-70 persen ya,” kata Atta via Jawa Pos, kemarin. Bangunan fisik pesantrennya kini sudah mulai terlihat. Tinggal merapikan sejumlah bagian pada pesantren yang didirikan

di daerah pegunungan tersebut. “ S u d a h lumayan jadi sih, bagian atap atasnya sudah ditutup, kelaskelasnya sudah diperbaiki. Sekarang progres toilet tangga, dan lainl a i n ,” terang youtuber yang

punya 29,9 juta subscriber ini. Saat disinggung apakah pesan tren tersebut akan tuntas pem bangunannya setelah lebaran nanti, Atta tidak dapat

memas tikannya. Tapi dia berharap pesantrennya bisa cepat selesai supaya bisa segera difungsikan sebagaimana mestinya. “Insyallah jadi, normal gitu,” ucap personel Gen Halilintar itu. Atta berharap pesantren miliknya itu bisa menjadi tempat bagi para penghafal Alquran. Selain mendapat pembekalan ilmu keagamaan, para santri nantinya juga akan dibekali dengan wawasan wirausaha. Lahan pesan tren yang luas tersebut juga akan digunakan untuk melatih para santri dalam beternak dan berkebun. (jp)

banggakan bagi orang tuanya yang telah tiada. “Jadilah kebanggaan, bahkan harus menjadi teladan. Itu yang kita harapkan. Harus punya semangat yang tinggi untuk menimba ilmu dan berkontribusi lagi untuk orang lain. Kita doakan semua sehat,” tekannya. Sekira 150 anak yatim dan piatu ini berasal dari Yayasan Baitul Faizin yang dikelola oleh anggota DPRD Kota Bogor, Aziz Muslim. Selain bantuan berupa uang tunai, para anak juga diberikan makanan untuk berbuka puasa. (*/mam)

DINAR/ RADAR BOGOR

BAGI-BAGI: Para pemuda dari klub sepak bola Bonkos FC membagikan takjil di sekitar Kelurahan Pabuaran, Cibinong, beberapa waktu lalu.

Berburu Kebaikan di Luar Lapangan CIBINONG–Tak hanya gemar berolahraga. Para pemuda yang tergabung dalam klub sepak bola di Cibinong, Bonkos FC juga ingin berbuat baik di bulan Ramadan. Seolah tak ingin ketinggalan dengan keutamaan bulan Ramadan. Para pemuda dari kampung Padurenan, Kelurahan Pabuaran itu menunjukkan eksistensinya dengan bagibagi takjil. Meski sederhana, para pemuda itu bisa meraup sebagian dari amalan-amalan di bulan suci. Ketua Bonkos FC, Madun mengungkapkan kegiatan ini sengaja dilaksanakan di bulan Ramadan. Mereka ingin menunjukkan eksistensinya. Tak hanya berprestasi di lapangan, melainkan pahala ibadah juga mesti diperbanyak. Salah satunya dengan memberikan takjil berbuka puasa kepada warga sekitar “Di samping itu, kami juga ingin mempersatukan kawula muda kampung Padurenan, khususnya di bidang olahraga. Bulan Ramadan tentu tidak membatasi kita agar tetap berolahraga dan lebih sehat,” ujarnya kepada Radar Bogor, kemarin. Takjil yang dibagikan, bebernya lagi, mencapai 500 paket. Takjil itu dibagi-bagikan langsung kepada para pengguna jalan, musafir, kurir, dan warga setempat. Tentunya, antusiasme mereka yang menerimanya membuat Madun dkk sangat bahagia. “Anggaran ini (untuk membeli takjil) juga dari kolektif anggota dan donatur. Mudah-mudahan bisa bermanfaat dan menjadi program tahunan,” tutupnya. (mam)


MIMBAR BEBAS

Sms, Whatsapp, Telegram

RADAR BOGOR I RABU, 20 APRIL I TAHUN 2022 I 18 RAMADAN 1443 H I HALAMAN 8

ke: lalu kirimkan melalui

Sampaikan unek-unek Anda terhadap layanan publik seperti PLN, PDAM, PT Pos,

telepon, jalan rusak, pungli, kemacetan, pembuatan KK/KTP/SIM/ paspor/ sertifikat tanah, dll.

Cantumkan nama dan alamat lengkap, nomor telepon yang bisa dihubungi, nomor pelanggan (untuk layanan PDAM/PLN/PT Gas) dan lampirkan fotokopi KTP. Kirimkan ke Redaksi Radar Bogor, Gedung Graha Pena, Jl KH R Abdullah bin Nuh No 30, Yasmin, Bogor.

Hanya yang memenuhi syarat yang akan dimuat. Redaksi berhak mengedit isi tulisan tanpa mengurangi substansi. Redaksi tidak bertanggung jawab atas dampak langsung maupun tidak, pascapemuatan tulisan. Terima kasih.

+62-811-1173-373

CANTUMKAN

Atau kirimkan melalui email:

IDENTITAS LENGKAP

redaksi@radar-bogor.com

fax: 0251-7544008 radar_bogor

Pertalite dan Gas Akan Naik (lagi) DAMPAK kenaikan harga minyak dunia tidak bisa dicegah, pasti akan menyebabkan kenaikan harga BBM di dalam negeri. Pemerintah melalu Kementrian ESDM menyatakan

ada sinyal kenaikan harga pertalite. Demikian juga dengan gas elpiji akan dinaikkan. Hal ini bertujuan untuk mengurangi beban APBN (13/04). Kenaikan harga pertamax

LAYANAN PENGADUAN PUNGLI

NOMOR

TELEPON

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.

POLRES BOGOR PLN Bogor (0251) 8345400 Bendungan Katulampa (0251) 8334344 RS Hermina Bogor (0251) 8382525, 08129270609 RS Melania Bogor (0251) 8321196 Rs Pmi Bogor (0251) 8324080 RS EMC Sentul (021) 29672977, (021) 29673000 Damkar Kabupaten Bogor (021) 8753547

JADWAL SIM KELILING POLRESTA KOTA BOGOR

SENIN

SELASA

RABU

Botani Square

Graha Pena Radar Bogor

Lippo Plaza Kbn Raya, Jl Pajajaran

KAMIS

JUMAT

SABTU

Yogya Dramaga

Lippo Ekalokasari, Jl Pajajaran

Mall Jambu Dua Plaza

Rumah Sakit Umum Daerah Kota Bogor (0251) 8312292 RS Azra (0251) 8318456 RS Mulia Pajajaran (0251) 8379898 RS Hermina Mekarsari (021) 29232525 RS Medika Dramaga (0251) 8308900/081319310610 Bogor Medical Center (BMC) (0251) 8390435 RS Karya Bhakti Pratiwi (0251) 8626868 Rumah Sakit Dr H Marzoeki Mahdi (0251) 350658, (0251) 8320467 Rumah Sakit Islam Bogor (0251) 8316822 Rumah Sakit Daerah (Rsud) Cibinong 021-875348, 8753360 Rumah Sakit Lanud Atang Sandjaja (0251) 7535976 RS Annisa Citeureup (021)8756780, Fax. (021)8752628 Rumah Sakit FMC (0251) 865-2391/866-2785 Rumah Sakit Salak (0251) 8344609/834-5222 RSUD Ciawi (0251) 8240797 Klinik Utama Geriatri Wijayakusuma (0251) 7568397 Rumah Sakit Bina Husada (021) 875-8441 Rumah Sakit ibu dan anak Nuraida(0251) 8368107, (0251) 368866 Yayasan Bina Husada Cibinong (021) 875-8440 Rumah Sakit Bersalin Assalam Cibinong (021) 875-3724 Rumah Sakit Bersalin Tunas Jaya Cibinong (021) 875-2396 Rumah sakit Bina Husada Cibinong (021) 8790-3000 Rumah sakit Ibu dan Anak Trimitra Cibinong (021) 8756-3055 Rumah Bersalin & Klinik Insani Cibinong (021) 875-7567 RS Sentosa Bogor, Kemang (0251)-7541900 RS Ibu dan Anak Juliana, Bogor (0251) 8339593, Fax. (0251)-8339591 RSIA Bunda Suryatni (0251) 7543891,(0251) 754-3892 Klinik Insani Citeureup (021) 879-42723 RSIA Kenari Graha Medika Cileungsi (021) 8230426 Rs Paru Dr. M. Goenawan Partowidigdo Cisarua-Bogor (0251) 8253630, 8257663 RS Asysyifaa Leuwiliang (0251) 8641142 RS Vania IGD (0251) 8380613, (0251) 8380601/8380605 RSKIA Sawojajar (0251) 8324371

POLRES BOGOR Polsek Jonggol Polsek Cileungsi Polsek Cariu Polsek Nanggung Polsek Babakan Madang Polsek Megamendung Polsek Klapanunggal Polsek Caringin Polsek Dramaga Polsek Tamansari Polsek Jasinga Polsek Cigudeg Polsek Parung Panjang Polsek Leuwiliang Polsek Cibungbulang Polsek Ciampea Polsek Rumpin Polsek Ciomas Polsek Kemang Polsek Sukaraja Polsek Gunung Sindur Polsek Parung Polsek Cibinong Polsek Citeureup Polsek Gunung Putri Polsek Cisarua Polsek Ciawi Polsek Cijeruk

021-8750163

021-89931174 021-8230861 021-89961058 0251-8682769 021-87962777 0251-8248569 021-82492276 0251-8224417 0251-8624107 0251-8388164 0251-8688110 0251-8681110 021-5978880 0251-8647003 0251-8647398 0251-8621146 021-75791076 0251-8322324 0251-8615700 0251-8656678 021-7561844 0251-8616007 021-8752217 021-8752229 0251-8671405 0251-8254540 0251-8240110 0251-8220110

beberapa waktu lalu saja sudah berdampak besar pada kenaikan harga berbagai bahan pokok. Ditambah pengguna pertamax banyak yang kemudian beralih menggunakan pertalite sehingga

stoknya kurang. Jika sekarang pertalite dan gas bersubsidi juga akan dinaikkan bagaimana jadinya dengan harga-harga kebutuhan pokok? Permasalahan BBM dan gas

ini memang tidak bisa diselesaikan jika bahan tambang yang tersedia gratis di alam ini dikelola oleh perusahaan untuk keuntungan pribadi atau perusahaan. Dalam Islam,

bahan tambang termasuk minyak dan gas adalah milik negara. Negara wajib mengelolanya dan menggunakannya untuk memenuhi kebutuhan rakyat. Dengan demikian, tidak

akan ada BBM dan gas mahal bagi rakyat. Rery Kurniawati Banten rerykurniawatidi@gmail.com

Mewaspadai Pemikiran Sekuler-Liberal PERNYATAAN Menko Polhukam, Mahfud MD kembali mengundang kontroversi. Beberapa waktu lalu, ia menyatakan bahwa haram hukumnya membentuk negara seperti layaknya zaman nabi. Pandangan tersebut ia lontarkan dengan alasan karna bernegara seperti nabi saat ini tidak lagi relevan. Selain itu, ia juga menyatakan bahwa negara yang dituju Indonesia adalah negara Islami yakni negara yang menerapkan nilai-nilai ajaran Islam. (cnnindonesia. com,4/4/2022) Perlu disadari bahwa pemikiran yang disampaikan oleh Mahfud MD diatas, adalah pemikiran sekuler-liberal yang bertentangan dengan syariat Islam. Sebab, seakan memisahkan antara kehidupan bernegara dengan kehidupan beragama. Padahal Islam yang diterapkan oleh Rasulullah SAW di Madinah dulu melingkupi seluruh aspek kehidupan, baik bersosial, berpolitik, berekonomi maupun bernegara. Dan sudah sangat masyhur kita pahami bahwa Rasulullah SAW adalah suri teladan terbaik. Tidak hanya dalam ranah beribadah, tapi keseharian Rasul pun juga harus diteladani, bahkan termasuk cara saat beliau bernegara. Sebagaimana dikuatkan dalam firman Allah SWT, “sesungguhnya telah ada pada (diri) Rasulullah itu suri teladan yang baik bagimu (yaitu) bagi orang yang mengharap (rahmat) Allah dan (kedatangan) hari kiamat dan dia banyak menyebut Allah.” (QS. Al-Ahzab: 21). Dan juga firmanNya, “Apa saja yang Rasul

bawa kepadamu, maka ambillah. Apa saja yang ia larang atas kalian, maka tinggalkanlah. Bertakwalah kalian kepada Allah. Sungguh Allah amat keras hukumannya.” (QS. Al-Hasyr: 7). Kecuali pada hal-hal yang dikhususkan untuk Rasul SAW, yang secara syariat umat Islam dilarang untuk mengikutinya. Seperti puasa wishal atau beristri lebih dari empat orang. Selanjutnya, perihal Islam dalam konteks bernegara hanya cukup pada menerapkan nilainilainya saja, ini pernyataan yang membahayakan. Sebab yang demikian, justru berpotensi mengaburkan, melenyapkan ajaran Islam serta menghilangkan kedigdayaan hukum Islam. Selain itu, pandangan mengambil Islam sebatas nilai-nilainya saja, sejatinya juga merupakan strategi kaum kafir barat yang ingin menjauhkan umat dari ajaran Islam yang hakiki. Dengan hanya menerapkan nilai-nilai Islam saja, maka Islam Politik tidak akan kembali tegak. Dan inilah yang sebenarnya diinginkan oleh Barat. Oleh sebab itu, umat Islam saat ini harus cerdas dalam menyaring berbagai pemikiran. Terlebih terhadap pemikiran sekuler-liberal, harus mampu mendeteksi kekeliruannya. Hal itu bisa ditempuh dengan cara serius mendalami syariat Islam dan tata cara penerapannya. Wallahu a’lamu bishshowwab. Deny Setyoko Wati, SH Lingkar Studi Mahasiswi Islam Peduli Negeri Jogjakarta setyokodeny@gmail.com

FOTO: HENDI

RUSAK PARAH: Pengendara melintas di jalan pasar Parung, Kabupaten Bogor yang alami kerusakan, sementara pemerintah fokus benahi pasar rakyat agar bisa mengimbangi laju pasar modern mulai dari fasilitas hingga infrastruktur namun hal itu belum terjadi di kawasan pasar tradisional Parung.

Kembali ke Politik yang Benar BEBERAPA petinggi politik negeri ini mengusulkan penundaan pemilu 2024. Opini bergulir menjadi wacana presiden tiga periode. Mirisnya, hal itu terjadi di tengah kondisi ekonomi masyarakat semakin sulit akibat kenaikan harga bahan pokok, solar, gas dan kebutuhan mendasar lainnya. Alasan penundaan pemilu untuk menjaga momentum

pertumbuhan ekonomi dan kepuasan kinerja. Masalahnya, pertumbuhan ekonomi rakyat yang mana? Kepuasan kinerja hanya diwakili kalangan masyarakat tertentu yang selama ini diuntungkan dalam kebijakan pemerintah. Sebutlah para kartel, pemilik modal dan taipan. Selain melanggar konstitusi negara, penundaan pemilu jadi ajang memperpanjang kekuasaan tanpa repot-repot mengeluarkan biaya kampanye. Sedangkan partai oposisi menolak karena tidak ingin kehilangan kesempatan meraih kursi di saat elektabilitas sedang tinggi. Bagi masyarakat, perdebatan wacana penundaan

pemilu ini sangat minim empati. Mereka hanya sibuk memikirkan bagaimana cara memperpanjang masa jabatan. Sedangkan kepentingan rakyat terabaikan di tengah sulitnya mendapatkan kebutuhan pokok. Sudah menjadi pengetahuan umum, jabatan elit politik biasanya hanya mementingkan diri dan golongannya. Wacana presiden tiga periode ini bukan untuk kepentingan rakyat, tetapi kepentingan elit politik tertentu. Inilah politik dalam demokrasi yang jalan hidupnya hanya mengejar kekuasaan dan sarat kepentingan. Mitri, Cileungsi mitrichan15@gmail.com

Palestina Yang Terlupakan BAGI kaum muslimin Palestina, harapan untuk dapat menikmati ibadah ramadan dengan tenang dan damai sepertinya masih menjadi mimpi. Bagaimana tidak, hampir setiap tahun di bulan ramadan Israel kerap melakukan serangan brutal melalui darat dan udara terhadap warga palestina. Yang terbaru terjadi pada Jumat (15/4/2022) di kompleks Masjid al-Aqsa. Polisi kompleks Masjid al-Aqsa Yerusalem bahkan memasuki tempat suci tanpa melepas alas kaki dan menyerang orang-orang Palestina menggunakan peluru, granat kejut, tongkat polisi, dan gas air mata. Sayangnya, hingga saat ini dunia international bahkan negara adidaya sekalipun agaknya belum mampu menghentikan, atau minimal memberikan perlindungan dan jaminan hak beribadah untuk kaum muslimin Palestina. Ketika Israel menyerang Palestina, reaksi yang muncul masih sebatas kecaman, ancaman dan seruan gencatan senjata saja. Belum ada satupun

solusi nyata yang mampu memberikan sanksi efek jera, yang membuat Israel kapok melakukan agresi terhadap warga Palestina. Hal ini sangat berbeda dengan sikap dunia terhadap persoalan invasi Rusia ke Ukraina. Yang bukan hanya kecaman, tapi negara-negara seperti Amerika sampai Uni Eropa dan negaranegara besar lainnya mampu memberikan sanksi besar-besaran untuk Rusia. Mulai dari penutupan akses penerbangan, pembekuan aset perbankan, penolakan penayangan acara TV Rusia, hingga diskualifikasi terhadap tim Rusia dari ajang olahraga mereka bisa lakukan. Yang jadi pertanyaan, mengapa hal yang sama tidak berlaku untuk Israel. Puluhan tahun sudah masalah antara Israel Palestina terjadi. Tapi konflik yang cenderung mengarah pada penjajahan Israel atas Palestina ini tak kunjung usai. Dunia seolah mati rasa, penderitaan kaum muslim Palestina seolah terabaikan dan terlupakan.

Padahal sampai detik ini, berbagai media dengan jelas masih memberikan suguhan berita tentang bagaimana kejamnya Israel. Penghancuran, penggusuran rumah warga sipil Palestina, pembunuhan, pembantaian terhadap warga sipil sampai kasus penangkapan dan penyiksaan anak anak dipenjara hanyalah bagian kecil dari kejahatan yang dilakukan Israel. Palestina adalah bagian dari dunia, dimana tidak kurang dari 135 negara anggota PBB atau sekitar 82 persen populasi dunia telah mengakui kemerdekaannya. Jika memang dunia masih punya hati nurani, masih mengagungkan yang namanya Hak Asasi Manusia, dengan melihat penderitaan berkepanjangan warga Palestina, sudah seharusnya Palestina mendapatkan perlindungan dan keadilan. Dan sanksi yang lebih besar juga sangat layak diberikan kepada Israel. Binar Bogor binariftikar@gmail.com

GRAHA PENA BOGOR JL KHR ABDULLAH BIN NUH NO 30 TAMAN YASMIN BOGOR

https://bozzfoods.mygostore.com


TERUSAN

RADAR BOGOR I RABU, 20 APRIL I TAHUN 2022 I 18 RAMADAN 1443 H I HALAMAN 9

Aliran Dana Indra Kenz, Jerat Vanessa dan Ayahnya JAKARTA–Bareskrim terus menggali lebih dalam Kasus investasi bodong dan perjudian. Dalam kasus Binomo, lembaga FBI-nya Indonesia itu memastikan mantan kekasih Indra Kenz, Vanessa Khong menerima aliran dana dan aset senilai Rp 13,1 miliar dari Indra Kenz. Sedangkan ayah Vanessa Rudiyanto Pei menerima aliran dana sebesar Rp 1,5 miliar, bahkan membantu mencucikan uang hasil kejahatan dari Indra. Kini keduanya telah ditahan di Bareskrim. Direktur Tindak Pidana Ekonomi Khusus (Dirtipideksus) Bareskrim Brigjen Whisnu Hermawan menuturkan, yang terbaru dalam kasus Binomo tersangka Vanessa memiliki peran menerima aliran dana senilai Rp 5 miliar. Lalu, menerima barang mewah senilai Rp 349 juta. "Juga dibelikan sebidang tanah di Serpong Utara, Tangerang Selatan senilai Rp 7,9 miliar," tuturnya. Dengan begitu total aliran dana dan aset yang diterima Vanessa sekitar Rp13,1 miliar. Untuk ayah dari Vanessa diketahui perannya mendapatkan aliran dana Rp1,5 miliar. Dia menuturkan, tersangka Rudiyanto juga membantu menyamarkan uang hasil kejahatan dengan membeli sepuluh unit jam tangan mewah milik Indra Kenz. "Pembelian secara tunai Rp 8 miliar," paparnya. Masalahnya, semua jam tangan itu dibeli dengan harga jauh dibawah pasaran. Sepuluh unit jam tangan mewah milik Indra Kenz itu diketahui sebelumnya dibeli dengan harga Rp 24 miliar. "Jauh dari harga awal," terangnya. Vanessa dan ayahnya menjalani pemeriksaan selama delapan jam pada Senin (18/4), setelah pemeriksaan tersebut keduanya resmi ditahan oleh Bareskrim. Pemeriksaan kedua tersangka dimulai pukul 15.00

- 23.00 WIB. Dan, dilakukan penahanan selama 20 hari kedepan terhitung sejak kemarin (19/4). "Betul, penyidik menahan keduanya RP dan VK mulai tadi pagi di Rutan Mabes Polri," kata Karopemmas Divhumas Polri Brigjen Pol Ahmad Ramadhan. Karopenmas menuturkan, barang bukti sepuluh jam tangan mewah seharga yang dibeli Rudi juga telah disita. Tidak menutup kemungkinan barang bukti akan bertambah. Mengingat pasangan ayah dan anak tersebut diduga kuat ikut andil menyamarkan harta milik Indra yang masih tersisa. "Tentunya akan terus kami telusuri (barang bukti lain, Red)," ujarnya. Kedua tersangka disangkakan pasal 5 dan atau pasal 10 Undang-Undang No. 8 Tahun 2010 tentang Pencegahan dan Pemberantasan Tindak Pidana Pencucian Uang Jo Pasal 55 ayat 1 KUHP dengan ancaman hukumanan 5 tahun penjara dan denda paling banyak Rp 1 M."Turut serta," jelasnya. Bagian lain, Bareskrim juga akan memeriksa adik Indra Kenz, Nathania Kesuma. Nathania juga telah ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus tersebut. Kabagpenum Divhumas Polri Kombespol Gatot Repli Handoko mengatakan, untuk tersangka NK telah dijadwalkan pemeriksaannya Rabu (20/4) atau hari ini. "Segera diperiksa," paparnya. Perlu diketahui, Nathania Kesuam ditetapkan tersangka setelah diduga menerima aliran dana dari Indra Kenz senilai Rp 9,4 miliar. Tak hanya itu, Nathania juga mendapatkan dibelikan sebuah rumah oleh Indra Kenz yang terletak di Deli Serdang, Sumatera Utara. "Ya, itu aliran dananya," ujarnya. Terkait jumlah kerugian dalam kasus Binimo, dipastikan hingga saat ini jumlahnya masih

terus bertambah berdasarkan laporan ke Call Center Bareskrim. Angka terakhir yang diungkap oleh Bareskrim mencapai lebih dari Rp 44 miliar. "Masih bertambah lagi," jelasnya. Sementara Bareskrim juga menangkap Branch Manager dari robot trading DNA Pro bernama Hans Andre Supit. Kasubdit I Direktorat Tindak Pidana Ekonomi Khusus (Dittipideksus) Bareskrim Kombespol Yuldi Yusman menjelaskan, HAS merupakan salah satu Branch Manager dari tim yang bernama central. Memang dalam memasarkan DNA Pro, pelaku menggunakan tim-tim tersebut. "Ini salah satu pimpinan timnya," ujarnya. Setelah diperiksa, Bareskrim memastikan melakukan penahanan terhadap HAS. "Ditahan di Rutan Bareskrim," jelasnya. Dengan penangkapan tersebut, saat ini dari 12 tersangka kasus DNA Pro telah ditangkap tujuh orang diantaranya. Dia mengatakan, tersangka lainnya masih dalam proses penangkapan. "Masih ada yang buron, ada yang keluar negeri," tuturnya. Brigjen Ahmad Ramadhan menambahkan, untuk nilai kerugian dari kasus DNA Pro penyidik telah memperkirakan nilainya mencapai Rp 97 miliar. Nilai tersebut berdasarkan dari semua laporan yang diterima Bareskrim. "Termasuk lima laporan terakhir," ujarnya. Dalam kasus DNA Pro juga terdapat delapan publik figur yang akan diperiksa. Mereka diperiksa karena berbagai sebab, dari menerima hadiah dari petinggi DNA Pro hingga berinvestasi ke investasi tersebut. Ahmad mengatakan, untuk pemeriksaan terhadap artis, seharusnya penyanyi Ello atau Marcello Tahitoe diperiksa Senin lalu. "Tapi, tidak hadir," jelasnya. (idr/ shf/han)

Harta Jokowi Naik, Luhut Turun Sambungan dari Hal 1

Q

Berdasarkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) Presiden Jokowi dari laman elhkpn.kpk.go.id yang dikutip kemarin (19/4), orang nomor satu di Indonesia itu memiliki harta Rp71.471.446.189 (Rp71,471 miliar). Dalam laporannya pada 2020 lalu, harta Presiden Jokowi sebesar Rp63.616.935.818. Jika disandingkan, harta kekayaan Jokowi naik mencapai Rp7,8 miliar. Harta kekayaan Jokowi di antaranya meliputi 20 bidang tanah dan bangunan yang tersebar di Sukoharjo, Surakarta, Karanganyar, Sragen, Boyolali, dan Jakarta Selatan. Aset tanah dan bangunan milik Jokowi itu seluruhnya sebesar Rp59.445.696.000. Kepala negara juga memiliki aset berupa alat transportasi dan mesin. Jokowi tercatat memiliki tujuh unit mobil dan satu unit motor. Jika dirinci, tujuh unit mobil Jokowi yakni, Suzuki Pick Up tahun 1997 senilai Rp10 juta; Isuzu Truck tahun 2002 senilai Rp50 juta; Mercedes Benz Sedan tahun 2004 senilai Rp140 juta; Mercedes Benz Sedan tahun 1996 senilai Rp60 juta. Kemudian, Isuzu Truck tahun 2002 senilai Rp35 juta; Nissan Grand Livina Minibus tahun 2010 senilai Rp70 juta; dan Nissan Juke Minibus tahun 2012 senilai Rp100 juta. Sedangkan satu unit motor yang dilaporkan Jokowi bermerek Yamaha Vega tahun 2001 senilai Rp2 juta. Total nilai kendaraan Presiden Jokowi seluruhnya Rp467 juta Mantan Wali Kota Surakarta ini juga mempunyai harta bergerak lainnya senilai Rp356.950.000. Kemudian, dia juga tercatat memiliki kas dan setara kas Rp11.511.130.292. Presiden Jokowi juga tercatat memiliki utang sebesar Rp309.330.103. Sehingga, total kekayaan Jokowi secara keseluruhan kini mencapai Rp71.471.446.189. Jika kekayaan presiden mengalami kenaikan, harta kekayaan Menko Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan justru berkurang. Dalam laporan harta terbarunya, Luhut memiliki total kekayaan sebesar

Rp716.314.993.267. Jumlah ini turun sekitar Rp 28,8 miliar dari harta tahun sebelumnya senilai Rp745.188.108.997. Luhut yang merupakan menteri paling dipercaya Presiden Joko Widodo alias Jokowi ini menyampaikan hartanya pada 30 Maret 2022. Dalam laporan harta teranyarnya, Luhut tercatat memiliki 20 tanah dan bangunan senilai Rp245.351.467.000. Tanah dan bangunannya tersebar di Bogor, Jakarta Timur, Badung, Jakarta Pusat, Jakarta Selatan, Malang, Tapanuli Utara, Toba Samosir, dan Simalungun. Luhut juga tercatat memiliki lima kendaraan senilai Rp2.160.097.000. Kendaraan yang dia laporan yakni mobil Isuzu Panther LM 25 tahun 2006, mobil Lexus LS 460 AT tahun 2016, motor Honda Solo tahun 2015, mobil Toyota Alphard tahun 2016, dan motor Honda Solo tahun 2020. Dia pun memiliki harta bergerak lainnya senilai Rp3.382.794.000. Surat berharga yang dilaporkan Luhut senilai Rp 193.036.091.538. Sama halnya dengan Presiden Jokowi, Luhut juga tercatat memiliki utang. Nilainya sebesar Rp12 miliar. Plt Juru Bicara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Bidang Pencegahan, Ipi Maryati menuturkan, masih banyak pejabat negara yang belum melaporkan harta kekayaanya. Pasalnya, hingga batas akhir penyampaian LHKPN periodik untuk tahun pelaporan 2021, yaitu 31 Maret 2022, masih terdapat 15.649 wajib lapor atau penyelenggara negara yang belum menyampaikan laporan kekayaannya. “Sebagai salah satu instrumen penting dalam pencegahan korupsi, KPK meminta pejabat negara untuk mengisi LHKPN-nya secara jujur, benar, dan lengkap,” ujar Ipi belum lama ini. Dia menuturkan, melaporkan harta kekayaan merupakan kewajiban bagi setiap penyelenggara negara sesuai ketentuan pasal 5 ayat (2) dan (3) Undang-undang No 28 tahun 1999 tentang Penyelenggaraan Negara Yang Bersih dan Bebas Dari Korupsi, Kolusi, Dan Nepotisme. “UndangUndang mewajibkan penyelenggara negara bersedia untuk diperiksa kekayaannya sebelum, selama, dan setelah menjabat. Penyelenggara negara juga wajib

melaporkan dan mengumumkan kekayaannya sebelum dan setelah menjabat,” katanya. Menurut Ipi, masih terdapat 15.649 penyelenggara negara yang belum melaporkan LHKPN. Dari total 384.298 secara nasional. Sampai saat ini KPK telah menerima 368.649 LHKPN atau 95,93 persen. Rinciannya, di bidang eksekutif tercatat 96,12 persen dari total 305.688 penyelenggara negara yang telah melaporkan. Selajutnya di bidang yudikatif tercatat 98,06 persen dari total 19.347 penyelenggara negara. “Kemudian bidang legislatif yaitu 87,05 persen dari total 20.082 wajib lapor, selanjutnya unsur BUMN atau BUMD tercatat 97,95 persen dari total 39.181 wajib lapor,” ungkapnya. KPK juga mencatat, data per 31 Maret 2022, terdapat 872 dari total 1.439 instansi di Indonesia atau sekitar 60 persen yang telah 100 persen menyampaikan LHKPN. Sebanyak 20 instansi di antaranya tercatat telah melaporkan secara lengkap. Pada bidang Eksekutif di tingkat pemerintah pusat, terdapat 187 pimpinan tertinggi dan wakil pimpinan termasuk pejabat setingkat menteri, wakil menteri dan kepala badan atau lembaga, tercatat telah melaporkan LHKPN. Di tingkat pemerintah provinsi, KPK mencatat 64 Gubernur dan Wakil Gubernur sudah melaporkan LHKPN nya. Di tingkat pemerintah kabupaten/kota, KPK mencatat 911 Bupati, Wali Kota, Wakil Bupati dan Wakil Wali Kota sudah melaporkan LHKPN. Ipi menuturkan, KPK secara bertahap melakukan verifikasi atas laporan kekayaan yang disampaikan tersebut. Jika hasil verifikasi dinyatakan tidak lengkap, maka KPK akan menyampaikan pemberitahuannya. Selanjutnya PN tersebut wajib menyampaikan kelengkapannya maksimal 30 hari sejak diterimanya pemberitahuan. “Jika hingga batas waktu kelengkapan tidak dipenuhi, maka KPK akan mengembalikan laporan tersebut dan PN dianggap tidak menyampaikan LHKPN. Laporan kekayaan yang tidak lengkap akan mempengaruhi tingkat kepatuhan baik pada instansinya maupun secara nasional,” tuturnya. (ind/jpg)

Pemerintah Terus Jaga Pengendalian Pandemi Sambungan dari Hal 1

Q

Evaluasi mingguan tetap dilakukan oleh pemerintah secara rutin guna memastikan perkembangan situasi terakhir di masyarakat tetap terkendali. Sejak dua minggu terakhir ini, angka reproduksi kasus Efektif (Rt) Indonesia di level 1,00 (laju penularan cukup terkendali). Seluruh wilayah dan semua pulau laju penularannya juga relatif terkendali. Untuk wilayah di luar Jawa-Bali, Angka Rt dari tertinggi ke terendah yakni Nusa Tenggara (1,00), Kalimantan (1,00), Sumatra (1,00), Papua (1,00), Maluku (0,99), dan Sulawesi (0,99). Secara nasional per 18 April 2022, kasus baru yang tercatat adalah sebanyak 559 kasus, menurun -99,1 persen dari jumlah tertingginya di 16 Februari 2022 yang sebanyak 64.718 kasus. Sementara, kasus aktif berjumlah 50.969 kasus, turun -91,3 persen dari puncaknya di 24 Februari 2022 sebanyak 586.113 kasus. Sedangkan jumlah kasus kematian sebanyak 37 kasus, turun -90,8 persen dari puncaknya di 8 Maret 2022 sebanyak 401 kasus. Positivity Rate di Indonesia juga berada di bawah standar WHO, dengan Positivity Rate Harian adalah 0,9 persen dan 7DMA 1,16 persen. Khusus untuk wilayah di luar Jawa-Bali, kasus konfirmasi harian juga menunjukkan penurunan, yaitu per 17 April 2022 tercatat sebanyak 117 kasus (19,27 persen dari kasus harian nasional). Sementara, kasus aktifnya dalam periode yang sama sebanyak 25.489 kasus (43,74 persen dari kasus aktif nasional). “Kasus aktif di sebagian besar provinsi sudah relatif rendah, hanya di beberapa provinsi saja masih agak tinggi, namun semuanya secara

konsisten terus menurun,” kata Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto, dalam Keterangan Pers terkait Hasil Rapat Terbatas (Ratas) PPKM, di Istana Kepresidenan, Jakarta, Senin (18/4). Adapun dua provinsi dengan kasus aktif tertinggi, tetapi tingkat keterisian tempat tidur (BOR) masih memadai dan konversi TT Covid-19 di RS juga masih rendah adalah Provinsi Papua dengan 12.211 kasus, BOR = 9 persen, dan konversi = 18 persen, serta provinsi Lampung dengan 7.417 kasus, BOR = 3 persen, dan konversi = 22 persen. Apabila dilihat secara nasional, BOR juga berada di angka yang rendah yaitu 4 persen. Sementara, untuk luar Jawa-Bali BOR berada di angka 3,6 persen. PERKEMBANGAN CAPAIAN VAKSINASI DI LUAR JAWABALI Per 17 April 2022, terdapat dua Provinsi di luar Jawa-Bali yang capaian Vaksinasi Dosis-1 masih di bawah 70 persen yaitu Papua Barat dan Papua. Untuk vaksinasi dosis-2 ada 12 Provinsi yang capaiannya masih di bawah 70 persen, dan vaksinasi dosis-3 ada 16 Provinsi yang capaiannya masih di bawah 10 persen. Sedangkan untuk vaksinasi lansia dosis-1 terdapat sembilan provinsi di luar Jawa-Bali yang pencapaiannya kurang dari 70 persen, dan dosis-2 ada 11 provinsi masih di bawah 50 persen. PERKEMBANGAN REALISASI PROGRAM PEN 2022 Anggaran Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (PC-PEN), per 15 April 2022 telah terealisasi sebesar Rp52,66 triliun atau 11,6 persen dari alokasi anggaran Rp455,62 triliun. Untuk rincian realisasi

Pos ASET Kas dalam Rupiah Kas dalam Valuta Asing Surat Berharga Penempatan pada Bank Lain -/- Penyisihan Penghapusan Aset Produktif Jumlah Kredit yang Diberikan a. Kepada BPR b. Kepada Bank Umum c. Kepada Nonbank Terkait d. Kepada Nonbank Tidak Terkait “-/- Penyisihan Penghapusan Aset Produktif” Jumlah Agunan yang Diambil Alih Aset Tetap dan Inventaris a. Tanah dan Bangunan b. -/- Akumulasi Penyusutan dan Penurunan Nilai c. Inventaris d. -/- Akumulasi Penyusutan dan Penurunan Nilai Aset Tidak Berwujud “-/- Akumulasi Amortisasi dan Penurunan Nilai” Aset Lainnya Total Aset Pos LIABILITAS Liabilitas Segera Simpanan a. Tabungan b. Deposito Simpanan dari Bank Lain Pinjaman yang Diterima Dana Setoran Modal – Kewajiban Liabilitas Lainnya Total Liabilitas Pos EKUITAS Modal Disetor a. Modal Dasar b. Modal yang Belum Disetor -/Tambahan Modal Disetor a. Agio (Disagio) b. Modal Sumbangan c. Dana Setoran Modal – Ekuitas d. Tambahan Modal Disetor Lainnya Ekuitas Lain a. Keuntungan (Kerugian) dari Perubahan Nilai Aset Keuangan dalam Kelompok Tersedia untuk Dijual b. Keuntungan Revaluasi Aset Tetap c. Lainnya d. Pajak Penghasilan terkait dengan Ekuitas Lain Cadangan a. Umum b. Tujuan Laba (Rugi) a. Tahun-Tahun Lalu b. Tahun Berjalan Total Ekuitas Total Liablitas dan Ekuitas

(Dalam ribuan rupiah)

Des 2021

Des 2020

549.462

784.951

10.440.359 4.716 10.435.643

12.464.481 51.406 12.413.075

58.274.448 1.307.547 56.966.901

166.510 50.336.361 1.114.447 49.388.424

2.796.744 2.201.696 102.300 102.300 2.187.222 70.734.276

2.790.113 2.126.714 102.300 97.631 1.775.267 65.029.785

Des 2021

Des 2020

322.707

295.468

7.965.649 24.184.000 20.300.000 6.631.178 1.563.021 60.966.555 Des 2021

8.607.621 24.452.375 10.150.000 10.832.603 1.488.600 1.019.332 56.845.999 Des 2020

10.000.000 3.411.400

10.000.000 4.900.000

245.000

245.000

L Penempatan pada Bank Lain Kredit yang Diberikan a. Kepada BPR b. Kepada Bank Umum c. Kepada Nonbank – Pihak Terkait” d. Kepada Nonbank – Pihak Tidak Terkait” Jumlah Aset Produktif Rasio-rasio (%) a. KPMM b. KAP c. PPAP d. NPL (Neto) e. ROA f. BOPO g. LDR h. Cash Ratio

1.433.948

1.433.948

1.500.173 9.767.721 70.734.276

1.404.838 8.183.786 65.029.785

Des 2021

(Dalam ribuan rupiah) Des 2020

12.711.058 1.029.544 29.771 13.710.831 816.445 14.527.276

13.552.416 1.290.370 37.972 14.804.814 647.502 15.452.316

4.252.546

4.838.367

403.105 6.307

530.929 7.549

7.406.281 530.258 12.598.497 1.928.779

7.568.159 732.253 13.677.257 1.775.059

53.924

58.654

44.806 9.118 1.937.897 437.724 1.500.173

51.516 7.138 1.782.197 377.359 1.404.838

1.500.173

1.404.838

(Dalam ribuan rupiah)

POS TAGIHAN KOMITMEN a. Fasilitas pinjaman yang diterima yang belum ditarik b. Tagihan Komitmen lainnya KEWAJIBAN KOMITMEN a. Fasilitas kredit kepada nasabah yang belum ditarik b. Penerusan kredit c. Kewajiban Komitmen Lainnya TAGIHAN KONTINJENSI a. Pendapatan bunga dalam Penyelesaian b. Aset produktif yang dihapus buku c. Agunan dalam proses penyelesaian kredit d. Tagihan Kontinjensi Lainnya KEWAJIBAN KONTINJENSI REKENING ADMINISTRATIF LAINNYA

Nominal Dalam Ribuan Rupiah DPK KL D

M

Jumlah 10.440.359

5.131.848 1.004.247 898.933 4.652.876 5.131.848 1.004.247 898.933 4.652.876 32,99 8,39 105,96 7,05 2,85 86,72 73,09 14,00

59.067.318 69.507.677

Des 2021

Des 2020

5.070.416 3.289.665 1.714.094

4.838.477 3.000.178 1.771.642

66.657

66.657

Direksi dan Dekom BPR

10.440.359

47.379.414 57.819.773

Pos PENDAPATAN DAN BEBAN OPERASIONAL Pendapatan Bunga a. Bunga Kontraktual b. Provisi Kredit c. Biaya Transaksi -/Jumlah Pendapatan Bunga Pendapatan Lainnya JUMLAH PENDAPATAN OPERASIONAL Beban Bunga a. Beban Bunga Kontraktual b. Biaya Transaksi Beban Kerugian Restrukturisasi Kredit Beban Penyisihan Penghapusan Aset Produktif Beban Pemasaran Beban Penelitian dan Pengembangan Beban Administrasi dan Umum Beban Lainnya JUMLAH BEBAN OPERASIONAL LABA (RUGI) OPERASIONAL PENDAPATAN DAN NONOPERASIONAL Pendapatan Non operasional Beban Non operasional Kerugian Penjualan/Kehilangan Lain-lain LABA (RUGI) NON OPERASIONAL LABA (RUGI) TAHUN SEBELUM PAJAK TAKSIRAN PAJAK PENGHASILAN JUMLAH LABA (RUGI) TAHUN BERJALAN PENGHASILAN KOMPREHENSIF LAIN Tidak Akan Direklasifikasi ke Laba Rugi a. Keuntungan Revaluasi Aset Tetap b. Lainnya c. Pajak Penghasilan Terkait Akan Direklasifikasikan ke Laba Rugi a. Keuntungan (Kerugian) dan Perubahan Nilai Aset Keuangan Dalam Kelompok Tersedia untuk Dijual” b. Lainnya c. Pajak Penghasilan Terkait PENGHASILAN KOMPREHENSIF LAIN SETELAH PAJAK TOTAL LABA (RUGI) KOMPREHENSIF TAHUN BERJALAN

Keterangan

tersalurkan per hari ini kepada 840.282 orang atau 60,9 persen dari target. Sementara, untuk penyaluran oleh POLRI, jumlah target penerima sama yaitu 1.380.000 orang, dengan data masuk sebanyak 1.080.384 orang, dan sudah tersalurkan per hari ini kepada 519.523 orang atau 37,6 persen dari target. “Diharapkan penyaluran bantuan ini bisa disalurkan sampai menjelang Idul Fitri nanti,” imbuh Menko Airlangga. Untuk menutup keterangan persnya, Menko Airlangga menuturkan bahwa Presiden Joko Widodo mengarahkan agar acara Halalbihalal yang nanti akan dilaksanakan pada momen Lebaran/Idul Fitri harus sesuai dengan protokol kesehatan (prokes). “Bapak Presiden memberikan catatan, terutama untuk kegiatan Halal Bihalal pada Idul Fitri nanti agar diselenggarakan dengan prokes, serta diimbau untuk tidak ada makan minum. Kalaupun ada harus tetap menjaga jarak dan mencegah penularan Covid-19. Untuk di tempat wisata, hiburan atau keramaian harus sesuai dengan prokes dan kapasitas masingmasing. Untuk mengatur tentang hal ini akan dituangkan dalam Instruksi Mendagri,” tutur Menko Airlangga. Dengan adanya libur panjang, masyarakat juga diimbau untuk tidak bepergian ke luar negeri dulu selama libur Idul Fitri mendatang. “Karena situasi di negara lain tidak sama dengan di Indonesia, jadi ada potensi penularan dari sana. Hal ini menjadi peringatan bagi kita semua bahwa pandemi Covid-19 masih belum berakhir. Kita harus tetap waspada, karena di beberapa negara mengalami kenaikan kasus, contohnya di Kota Shanghai Tiongkok. Jadi, jangan sampai virus dari luar negeri dibawa oleh PPLN ke dalam negeri,” pungkasnya. (rep/fsr/hls)

anggaran PC-PEN per Klaster Program, di antaranya adalah: Penanganan Kesehatan terealisasi sebesar Rp2,50 triliun atau 2,04 persen dari alokasi. Utamanya untuk pembayaran klaim dan insentif tenaga kesehatan, insentif perpajakan kesehatan, serta penanganan Covid-19 melalui Dana Desa. Perlindungan Masyarakat terealisasi sebesar Rp45,08 triliun atau 29,1 persen dari alokasi. Terutama untuk PKH, Kartu Sembako, Kartu Prakerja, BLT Desa, dan Bantuan Tunai PKLWN. Penguatan Pemulihan Ekonomi terealisasi sebesar Rp5,07 triliun atau 2,8 persen dari alokasi. Utamanya untuk program Pariwisata, Subsidi Bunga dan IJP UMKM, ICT dan insentif perpajakan. Mengenai BT-PKLWN, bantuan ini disalurkan di 212 Kabupaten/Kota yang menjadi prioritas dalam Program Pengentasan Kemiskinan Ekstrim (PKE), dengan bantuan yang diberikan sejumlah @ Rp600 ribu per Penerima. Bantuan ditujukan kepada 1 juta orang PKL dan Warung, serta 1,76 iuta orang nelayan. “Pemerintah juga menyalurkan BLT Minyak Goreng di 514 Kabupaten/Kota dengan jumlah Rp300 ribu per Penerima. Bantuan diberikan kepada 2,5 juta orang PKL dan Warung. BLT Minyak Goreng juga diberikan kepada 1,76 juta orang Nelayan di 212 Kabupaten/Kota sebesar Rp300 ribu per Penerima,” jelas Menko Airlangga. Program BT-PKLWN disalurkan oleh TNI/POLRI kepada masyarakat di Kabupaten/ Kota yang menjadi target tersebut. Untuk target Penerima dalam penyaluran yang dilakukan TNI adalah 1.380.000 orang, dengan data masuk sebanyak 1.370.030 orang, dan sudah

Direksi 1 Ramlan Saragih 2 Linda Sri Rezeki Dewan Komisaris 1 Reynaldo Saragih 2 Holidin Sipayung

Pemegang Saham

Reynaldo Saragih Fransiskus Frendy Saragih Ramlan Saragih Holidin Sipayung Teddy Astronedy Linda Sri Rezeki

( 67,25%) ( 15,18%) ( 7,29%) ( 5,51%) ( 3,25%) ( 1,52%)

Pemegang Saham Ultimate Pengendali Shareholders (Ya/Tidak) Ya Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak

!&"$ '!& ! ' ( ! ! ' & #"$ ! ' ! ! & '! ! "! ! '!& ! ' ( ! ! ' & #"$ ! ' ! ! & '! ! % $ !%(


TERUSAN

RADAR BOGOR I RABU, 20 APRIL I TAHUN 2022 I 18 RAMADAN 1443 H I HALAMAN 10

Pemudik Jalur Darat Terbanyak Sambungan dari Hal 1

h-10 musim mudik. Sehingga dipastikan jalan tol tidak ada yang berlubang. Faktor kedua orang milih lewat darat, menurut Muhadjir, karena insentif pajak untuk pembelian mobil. “Itu banyak yang mendorong punya mobil baru,” ujarnya. Dua faktor ini yang bisa jadi penyebab lonjakan pemudik

Q

Menurut Muhadjir ada dua faktor pemudik memilih jalur darat. Pertama jalan tol sudah mulus. “Banyak yang ingin coba, sudah 2 tahun tidak lewat tol,” bebernya. BPTJ sebelumnya berjanji pengerjaan perbaikan jalan tol sudah selesai pada

dengan kendaraan pribadi. Yang dikhawatirkan adalah mudik dengan motor. Muhadjir menyatakan bahwa Kemenhub telah menyiapkan beberapa alternatif untuk mempersuasi agar tidak menggunakan motor. Misalnya dengan adanya mudik gratis yang juga mengangkut sepeda motor. “Untuk kereta api akan

disediakan gerbong untuk sepeda motor,” ujarnya. Sementara Direktur Penegakan Hukum Korlantas Brijen Aan Suhanan mengatakan, dalam penerapan oneway, akan dilengkapi dengan menerapkan ganjil genap. Untuk ganjil genap telah dipasang 21 kamera ETLE di sepanjang jalan tol. “Kami setting mengawasi ganjil genap,”

ujarnya. Dengan penerapan ganjil genap ini, lanjutnya, diharapkan akan mengurangi 50 persen volume kendaraan di jalan tol. Penerapan ganjil genap dilakukan di ruas jalan tol yang sama dengan oneway, dari KM 47 Tol Cikampek hingga KM 414 Kalikangkung, Semarang. “Diterapkan bersamaan,”

Kejagung Bidik Menteri Sambungan dari Hal 1

Q

Pejabat Kemendag yang dimaksud adalah Direktur Jenderal (Dirjen) Perdagangan Luar Negeri Kemendag Indrasari Wisnu Wardhana. Lantaran sudah sampai pejabat eselon satu di Kemendag, Kejaksaan Agung (Kejagung) tidak menutup mata dan tidak ragu mendalami kemungkinan keterlibatan pihak lain. Baik di internal Kemendag maupun pihak swasta. p ”Bagi kami siapapun, menteri fa pun, kalau cukup bukti, ada t fakta, kami akan lakukan itu,” ( terang Burhanuddin kemarin (19/4). it Orang nomor satu di Kejagung t itu memang tidak menjawab d tegas saat ditanya terkait M dengan pemeriksaan terhadap M Menteri Perdagangan (Mendag) m Muhammad Lutfi. Dia hanya la menyebut penyidikan belum m lama dilaksanakan. Sehingga p masih perlu dilakukan p pendalaman. Termasuk d pendalaman kebijakan yang d dikeluarkan oleh Kemendag d dan besar kemungkinan in diketahui oleh Lutfi. Sejauh 1 ini, Kejagung telah memeriksa 19 orang saksi. a Selain itu, mereka telah mengP amankan 596 dokumen. M Penyidik pada Jaksa Agung p Muda Pidana Khusus (Jamm pidsus) Kejagung juga sudah a meminta keterangan dari para m ahli. Dari proses tersebut, syarat t minimal dua alat bukti ti terpenuhi. Sehingga Kejagung o tidak segan menjadikan empat In orang sebagai tersangka. Selain ti Indrasari, mereka menjadikan s tiga pejabat dari tiga perusahaan t swasta berbeda sebagai tersangka. P Ketiganya adalah komisaris b PT Wilmar Nabati Indonesia c berinisial MPT, senior manager G corporate affair Permata Hijau m Group berinisial SM, dan general a manager pada bagian general P affair PT Musim Mas berinisial PTS. Guna mempercepat proses

d J L I L e K ti r k d p

penyidikan, empat tersangka langsung ditahan. ”Selama dua puluh hari, terhitung hari ini (kemarin, Red),” imbuh Burhanuddin. Empat tersangka tersebut ditahan di dua rumah tahanan (rutan) berbeda. Indrasari dan MPT ditahan di Rutan Salemba Cabang Kejagung. Sementara SM dan PTS ditahan di Rutan Salemba Cabang Kejaksaan Negeri (Kejari) Jakarta Selatan. Burhanuddin mengungkapkan bahwa empat tersangka itu telah melakukan perbuatan melawan hukum dalam penerbitan izin persetujuan ekspor. ”Dengan kerja sama secara melawan hukum tersebut, akhirnya diterbitkan persetujuan ekspor yang tidak memenuhi syarat,” jelas dia. S eb a ga i ma na telah disampaikan kepada publik, Kemendag sempat mengeluarkan aturan terkait domestic market obligation (DMO) dan domestic price obligation (DPO). Aturan itu dikeluarkan bersamaan dengan penetapan harga eceran tertinggi atau HET. Dalam praktiknya keempat tersangka tersebut melanggar ketentuan DMO dan DPO. Ketiga perusahaan itu mendistribusikan CPO dan produk turunannya tidak sesuai dengan harga penjualan dalam negeri. Mereka juga tidak mendistribusikan CPO dan produk turunannya di dalam negeri sebanyak 20 persen dari total jumlah yang diekspor. Tindakan para tersangka, kata Burhan, menyebabkan kerugian perekonomian negara. ”Yaitu kemahalan serta kelangkaan minyak goreng,” imbuhnya. Kondisi yang terjadi sejak akhir 2021 itu tidak hanya menyulitkan masyarakat dan industri kecil yang sehari-hari bergantung pada minyak goreng. Melainkan juga turut menyulitkan pemerintah. Sampai-sampai harus menyalurkan bantuan langsung tunai (BLT) minyak goreng. ”Yang nilainya tidak kecil,”

sesal Burhanuddin. Ironisnya, kondisi itu terjadi di Indonesia yang notabene merupakan salah satu produsen CPO terbesar di dunia. Karena itu, Burhanuddin menuturkan, pihaknya melakukan penyelidikan dan penyidikan. Penyelidikan dimulai sejak 14 Maret lalu. Kurang lebih tiga pekan berselang, status penanganan kasusnya naik menjadi penyidikan. Jaksa agung memastikan, pihaknya akan bekerja cepat dalam menangani kasus tersebut. Menurut Burhanuddin, pihaknya tidak akan melakukan cara-cara biasa dalam menangani kasus itu. ”Saya lakukan penanganan kasus ini dengan (cara) luar biasa,” imbuhnya. Lantaran harus bergerak cepat, setelah empat tersangka diumumkan kepada publik, Kejagung langsung menahan mereka. Penahanan dilakukan setelah para tersangka melalui rangkaian tes kesehatan dan dinyatakan bebas Covid-19. Walau penanganan kasus yang menyeret empat tersangka itu disebut sebagai dugaan korupsi, untuk menjerat para tersangka sejauh ini Kejagung hanya menggunakan UndangUndang (UU) Perdagangan, keputusan menteri perdagangan, dan peraturan Direktorat Jenderal Perdagangan Luar Negeri Kemendag. Sedangkan UU Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) belum mereka terapkan dalam kasus tersebut. ”Kami akan segera dalami. Kami sudah minta dirdik dan jampidsus,” ujarnya. Jampidsus Kejagung Febrie Adriansyah menyatakan bahwa kelangkaan dan kenaikan harga minyak goreng yang disebabkan oleh ulah para pelaku sudah diteliti. Pihaknya menggali sejumlah kebijakan yang dikeluarkan oleh pemerintah terkait dengan hal itu. ”Ada beberapa perusahaan

ujarnya. Volume kendaraan di jalan tol diupayakan dikurangi karena diprediksi akan terjadi peningkatan jumlah kendaraan lebih dari 73 ribu kendaraan tiap harinya. “Kalua berdasarkan pengamatan tiap akhir pekan kendaraan bisa 67 ribu hingga 73 ribu kendaraan di jalan tol tiap akhir pekan,”

tuturnya. Menurutnya, selain di jalan tol ganjil genap juga diterapkan di tempat wisata. Namun, untuk penegaran ganjil genap di tempat wisata akan dilakukan kondisional, berdasarkan situasi dan kondisi di tempat wisata tersebut. “Tidak seperti di jalan tol yang terjadwal,” ungkapnya. (lyn/idr)

Kejagung Harus Berani Mengusut Perusahaan Besar DIREKTUR Center of Economic and Law Studies (Celios) Bhima Yudhistira Adhinegara menilai, penetapan tersangka mafia migor menunjukkan bahwa pejabat kementerian yang semestinya mengawasi tata niaga, justru menjadi bagian dari permainan mafia. Wajar jika proses pengungkapan membutuhkan waktu yang lama. Sekitar hampir 1 bulan. Dihitung dari pernyataan Menteri Perdagangan (Mendag) Muhammad Lutfi yang bakal umumkan tersangka pada 21 Maret 2022 lalu. “Kasus suap ini bukti kejahatan terstruktur, terorganisir untuk melindungi korporasi migor yang selama ini menikmati marjin keuntungan yang sangat besar ditengah naiknya harga CPO internasional. Dampaknya, jutaan konsumen dan pelaku usaha kecil harus membayar kelangkaan pasokan minyak goreng kemasan dengan harga yang sangat mahal,” bebernya kepada Jawa Pos tadi malam. Akar masalah munculnya suap di internal kementerian perdagangan lantaran disparitas harga migor ekspor dengan harga di dalam negeri terlalu jauh. Kondisi itu dimanfaatkan para mafia untuk melanggar kewajiban DMO (Domestic Market Obligation). “Artinya, yang salah bukan kebijakan DMO, tapi masalahnya di pengawasan,” imbuhnya. Pasokan migor kemasan memang seharusnya aman ketika harga eceran tertinggi (HET) dan DMO diterapkan. Nyatanya, stok migor hasil DMO per 14 Februari-8 Maret 2022 telah mencapai 573.890 ton. Angka tersebut melebihi kebutuhan bulanan. Jika terjadi kelangkaan, maka jelas ada kongkalikong produsen dengan oknum kementerian. Sekarang dengan kebijakan subsidi migor curah, masalahnya akan bergeser dari suap kemasan ke curah. Apalagi, rantai distribusi migor curah lebih panjang ketimbang migor kemasan.

yang kami lihat melakukan ekspor dengan cara melawan hukum dan kami menemukan dua alat bukti bahwa ada kerja sama yang dilakukan oleh salah satu pejabat negara di Kemendag,” bebernya. Dalam kasus tersebut, Indrasari berperan menerbitkan persetujuan ekspor CPO dan produk turunannya meski syarat-syarat tidak dipenuhi oleh beberapa perusahaan. Yang bersangkutan juga berkomunikasi secara intens dengan ketiga tersangka lainnya. Karena perusahaan yang bergerak di bidang CPO dan produk turunannya bukan hanya tiga, Kejagung memastikan akan bertindak tegas bila menemukan bukti dan fakta keterlibatan perusahaan lainnya. Terpisah, Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi menegaskan pihaknya mendukung upaya yang dilakukan Kejagung terkait dugaan gratifikasi yang ada di kementeriannya. Hal itu menyusul adanya penetapan Dirjen Daglu Kemendag berinisial IWW yang ditetapkan sebagai tersangka. ‘’Kementerian Perdagangan juga siap untuk selalu memberikan informasi yang diperlukan dalam proses penegakkan hukum,’’ ujar Lutfi, kemarin. Dalam menjalankan fungsinya, Lutfi menyebut selalu menekankan kepada seluruh jajarannya agar pelayanan perizinan dilakukan sesuai ketentuan yang berlaku dan transparan. Untuk itu, mantan dubes RI untuk AS itu mendukung proses hukum yang berlaku jika terbukti terjadi penyalahgunaan wewenang. ‘’Saya telah menginstruksikan jajaran Kemendag untuk membantu proses penegakkan hukum yang tengah berlangsung. Karena tindak korupsi dan penyalahgunaan wewenang menimbulkan kerugian negara dan berdampak terhadap perekonomian nasional serta merugikan masyarakat,’’ tegasnya. (dee/syn)

Butuh hingga tujuh rantai distribusi dari produsen curah hingga ke pedagang di pasar tradisional. “Kepatuhan pengusaha dalam produksi dan distribusi migor curah jelas dipertanyakan. Kalau bisa jual minyak goreng kemasan yang harga per liter nya Rp25.000 buat apa jual minyak curah? Alhasil kebijakan subsidi minyak goreng curah bisa berakibat kelangkaan, antrian panjang hingga suap menyuap baru,” ungkap lulusan University Of Bradford itu. Dengan pengungkapan praktik suap tersebut, lanjut Bhima, maka pemerintah bisa memberi sanksi tegas. Yakni, membekukan izin operasi perusahaan minyak goreng. Bahkan, mencabut izin ekspor perusahaan sebagai bagian dari proses penyidikan. Dia mendorong pemerintah melakukan evaluasi terhadap hak guna usaha (HGU) dua perusahaan tersebut. Juga membuka opsi mengalihkan HGU. Dengan demikian, menimbulkan efek jera kepada mafia-mafia migor lain. Bhima juga meminta Kejagung tidak berhenti dan mengusut jaringan pelaku lainnya. Karena tidak mungkin hanya dua perusahaan yang melakukan suap terkait perizinan ekspor migor. “Pemain besar yang

menguasai 70 persen lebih pasar minyak goreng harus dilakukan penyidikan. Pelaku di internal pemerintahan yang terlibat juga harus dibongkar secara tuntas sehingga kasus ini tidak terulang kembali. Menteri Perdagangan sebaiknya mengundurkan diri karena gagal melakukan pengawasan internal,” tandasnya. Sementara itu, DPR RI memberikan dukungan kepada Kejaksaan Agung (Kejagung) untuk mengusut tuntas kasus minyak goreng. Korps Adhyaksa harus berani memeriksa semua pihak yang diduga terlibat, tak terkecuali perusahaan-perusahaan besar. Anggota Komisi III Taufik Basari mengatakan, pihaknya mendukung langkah penegakan hukum yang dilakukan Kejagung. Dia berharap lembaga penegak hukum itu bisa mengungkap secara tuntas. "Mudah-mudahan kejagung bisa mengungkap apa yang terjadi dalam persoalan sengkarut minyak goreng ini," terangnya saat dihubungi Jawa Pos kemarin (19/4). Tobas, sapaan akrab Taufik Basari menyatakan, Komisi III masih menunggu hasil pengusutan lebih jauh yang dilakukan Kejagung. Menurut dia, Kejagung tidak boleh ragu memeriksa semua pihak yang diduga terlibat, tidak terkecuali perusahaanperusahaan besar yang selama ini menguasai minyak goreng. Politisi Partai Nasdem itu menegaskan, Kejagung tidak boleh pandangan bulu dalam menangani perkara tersebut. Siapa pun yang diduga terlibat harus diperiksa dan diproses wecara hukum. "Kasus ini menjadi tantangan bagi Kejagung," jelas Tobas. Jadi, lanjut dia, Kejagung jangan hanya berhenti pada penetapan empat tersangka. Semua pihak yang diduga terlibat harus ditindak sesuai hukum yang berlaku. "Yang pasti tidak boleh pandang bulu," tegas legislator asal Dapil Lampung itu. (han/ lum)

99,2 Persen Sambungan dari Hal 1

Q

d Berita gembiranya: seluruh b dunia kemarin tahu. Ada berita im baik dari Indonesia: tingkat t imunitas masyarakat Indonesia telah mencapai 99,2 persen. R Kantor berita internasional it Reuters sampai memberitakan e itu. Sumbernya: Pandu Riono, I epidemiologist dari Universitas Indonesia. p Rupanya UI telah ditunjuk p pemerintah untuk melakukan lu penelitian khusus: seberapa p luas masyarakat kita sudah punya imun pada Covid-19. la Maret lalu survei itu dilakukan D lagi. Respondennya 2.100 orang. d Di Jawa. Dan Bali. Mereka H diambil darah. Diperiksa di lab. s Hasilnya itu tadi: 99,2 persen sudah memiliki imun. I Angka itu lebih tinggi dari ja Inggris: 92 persen. Janganjangan sudah yang tertinggi. im Dari mana saja sumber ta imunitas itu? Tentu Anda sudah y tahu: vaksinasi. Juga karena ada g yang pernah terkena Covid-19 d generasi induk –sembuh. Lalu y dari yang terkena varian Delta Ja yang ganas itu –berhasil lolos. Jangan-jangan yang terbanyak

akibat –atau berkat?– terkena varian Omicron. Yang penyebarannya begitu cepat –tapi tidak begitu menakutkan. Vaksinasi di Jawa memang fenomenal. Di kota-kota besarnya. Terutama Jakarta dan Surabaya. Mencapai jauh di atas 100 persen –yang berKTP luar kota pun divaksin. Tiap bulan pemerintah melakukan kajian tingkat imunitas itu. Dari situlah, antara lain, ditentukan kebijakan level PPKM. Biar pun tiap bulan angka imunitas itu naik terus, pemerintah terlihat sangat hati-hati. Pun setelah 99,2 persen. Belum ada gambaran kapan bebas masker. Di desa-desa penduduk tidak menunggu kebijakan itu. Mungkin juga karena harus menghemat pengeluaran. Di kota masih banyak yang bermasker. Masjid Agung Surabaya masih melarang jamaah salat tarawih yang tidak bermasker. Hanya barisan salatnya sudah boleh mepetmepet. Masjid itu juga menjadi lebih bersih dan rapi. Pengurus membagikan kantong sandal

RADAR BOGOR Komisaris Utama: Ratna Dewi Komisaris: Zainal Muttaqin, HM Alwi Hamu

yang didesain khusus. Rapi. Warna-warni. Singapura sudah bebas masker. Tapi kalau Anda jalan-jalan di Orchard Road –Jalan Thamrinnya Jakarta– 80 persen masih bermasker. “Hanya yang bule tidak ada yang bermasker,” ujar anggota senam saya yang kini bekerja di perusahaan IT di Singapura. Ia terlihat senam di Surabaya kemarin. Lagi liburan. Apakah di Jepang sudah bebas masker? “Hehehe... Orang Jepang itu suka bermasker,” ujar Taki Tikada, tamu saya pekan lalu. “Sebelum Covid pun, kalau di tempat umum, kami bermasker,” katanyi. Dia ke Indonesia untuk memperkenalkan sistem evaluasi hasil pembangunan proyek di Jepang. Yang sudah berlangsung lebih 20 tahun. Evaluasi itu dilakukan oleh rakyat yang di sekitar proyek. Apakah hasilnya sesuai dengan tujuan dan anggaran. Wakil pemerintah hadir hanya sebagai pendengar. Tidak boleh bicara. Tidak boleh klarifikasi. Saya tidak bisa tahu apakah Taki masih secantik dulu. Dia ke rumah

saya bermasker. Kami ngobrol panjang di teras belakang. Out door. Ketika saya copot masker, dia tetap bermasker. Pemerintah kita belum mau menyinggung bebas masker. Mungkin karena ujian Covid masih akan kita hadapi lagi. Semoga ini ujian terakhir: Lebaran Idul Fitri. Orang bisa menyebut sebagai ‘’ujian kelulusan’’. Saya tentu termasuk yang sangat gembira. Tapi masih ada yang lebih gembira lagi. “Kalau yang sudah punya antibodi 99,2 persen berarti sebenarnya sudah 100 persen,” ujar seorang peneliti virus. Bisa jadi yang 0,8 persen itu hanya tidak terlihat punya antibodi. Padahal bisa saja sebenarnya mereka sudah punya. Hanya tidak terbaca di lab. Seseorang yang sudah divaksin pasti sudah punya antibodi. Begitu juga yang sudah pernah terkena Covid. Antibodi itu tidak terbaca lab setelah lewat enam bulan. Padahal antibodi itu tetap tersimpan di memori tubuh. Tidak akan hilang. Puluhan tahun. Kalau kelak tertular virus yang sama, barulah

antibodi itu keluar secara otomatis. Itulah sebabnya, ia termasuk yang tidak setuju vaksin booster. Hanya buang uang. Tapi...ia lantas tertawa. “Siapa tahu berpahala,” ujarnya. Bisa membuat banyak orang senang –para pedagang vaksin. Kenapa yang diteliti hanya 2.100 responden? Tentu karena angka itu sudah memenuhi kaidah penelitian yang benar. Juga supaya cepat: mereka kan harus diambil darah untuk diperiksa di lab. Sang peneliti, kini sudah selesai memeriksa berbagai virus Covid. Ia sudah bisa tahu perbedaan virus Wuhan yang dari Tiongkok, virus Delta yang dari India, dan virus Omicron yang dari Afrika Selatan. Ia menyimpan semua koleksi virus itu di lab khusus yang diperbolehkan untuk itu. Di virus Wuhan, katanya, ada unsur virus korona kelelawar. Yang Delta ada unsur virus korona kucing. Sedang yang Omicron ada unsur virus korona dari tikus. Ia juga menyimpulkan: virus Wuhan dan Delta menyerang

langsung saluran pernapasan dan paru. Yang mengakibatkan sesak napas. Sedang Omicron menyerang pencernaan. Yang mengakibatkan diare. Kini ia lagi konsentrasi untuk sebuah pertanyaan besar: mengapa Tiongkok sampai me-lockdown kota sebesar Shanghai. Yang berpenduduk 25 juta jiwa. “Logikanya tidak masuk”, katanya. Ia curiga, itu bukan hanya karena Omicron. Tiongkok itu penemu vaksin Sinovac. Penemuan tercepat dibanding vaksin yang lain. Tingkat vaksinasi di sana juga sudah merata. Berarti mayoritas sudah punya imunitas. Perbedaan varian Omicron dengan sebelumnya hanya 2 persen. Mestinya bukan perkara besar bagi Tiongkok. Tapi kok sampai lockdown. Padahal Tiongkok sudah berhasil mengatasi virus Wuhan. Juga bisa mencegah virus Delta. Wuhan, Delta, Omicron samasama Covid-19. Mestinya Shanghai tidak perlu takut. Toh hanya beda 2 persen. Peneliti itu pun curiga janganjangan ada varian lain yang

sengaja dilepas di sana. Lalu Tiongkok masih merahasiakannya. Sampai Tiongkok berhasil menemukan vaksinnya. Bisa saja ditemukan varian yang lebih berbahaya: yang ada unsur dari korona unta. Yakni Covid-19 tercampur virus Merc. Yang sangat mematikan di Timur Tengah itu. Ia kian tenggelam di lab. Ia harus tahu kalau itu sampai terjadi di sana. Agar tidak menjalar ke sini. Maka, lockdown di Shanghai itu, baik juga untuk kita. Dan untuk dunia. Kita berharap kecurigaan peneliti kita itu salah. Ternyata itu hanya Omicron kita juga. Biarlah ia terus meneliti. Kalau pun itu benar, kita doakan Tiongkok cepat menemukan vaksinnya. Dan kita bisa mengimpornya –lagi. (Dahlan Iskan) Anda bisa menanggapi tulisan Dahlan Iskan dengan berkomentar http:// disway.id/. Setiap hari Dahlan Iskan akan memilih langsung komentar terbaik untuk ditampilkan di Disway.

Direktur Utama: Hazairin Sitepu General Manager Bisnis: Nihrawati AS Pemimpin/Penanggungjawab Redaksi: Ricki Noor Rachman Wakil Pemimpin/Penanggungjawab Redaksi: M.Indra Dewan Redaksi: Andi Ahmadi, Faturahman S Kanday, Nihrawati AS Redaktur Pelaksana Online: Yosep Awaludin Redaktur Senior: Muhammad Ridwan, Muh Afandi, Iqbal Muhammad, Faisal Hilmi, Lucky Lukman Nul Hakim Redaktur: Pipin Apriani, Alpin, Muhammad Ruri Ariatullah, Rani Puspitasari Sinaga Sekretaris Redaksi: Mia Muliawan Reporter: Jaenal Abidin, Arif Al Fajar, Dede Supriadi, Imam Rahmanto, Septi Nulawam Harahap Fotografer: Sofyansyah, Hendi Novian Konten Kreatif: Kintan Madinatul Editor Video: M. Azirul Fariq Videografer: Nelvi Marwiyati, M. Rivaldi Desain Grafis: Alfi Pracetak: Zainal Arifin (Koordinator) Teknologi Informasi (IT): Beni Irawan (General Manager) Iklan: Erwin Sofian (Manager), Untung Bachtiar (Asist. Manager) Pemasaran dan Sirkulasi: M Iksan Halil (Manager), Omer Ritonga Digital Marketing: Recia Debora S Konsultan Hukum: Andi Syarifuddin SH, MH Ombudsman: M. Choirul Shodiq, Rohman Budijanto Penerbit: PT Bogor Ekspres Media. SIUPP: 651/SK/MENPEN/SIUPP/28 Oktober 1998 Percetakan: PT Bogor Media Grafika (Jalan Siliwangi Kav.1/34 Komp. Puslitbang KOSTRAD Desa Cijujung Kandang Roda Bogor Telp: 0251 8655965) Alamat: Graha Pena Radar Bogor, Jl KHR Abdullah Bin Muh Nuh No 30 Taman Yasmin Bogor 16113. Telepon Redaksi: 0251-7544005 (hunting), Fax:251-7544008. Telepon Iklan: 0251-7544001-002, Fax: 02517544009. Telepon Pemasaran: 0251-7544003. Perwakilan Jakarta: Gedung Graha Pena, Jl Kebayoran Lama 12 Jakarta Selatan, Telepon/Fax: 021-53699624. Homepage: http//www.radarbogor.id Email: redaksi@ radar-bogor.com. Harga Langganan: Rp 80.000. Wartawan Radar Bogor dilarang menerima uang maupun barang dari sumber berita.

Wartawan Radar Bogor dibekali dengan kartu pers yang selalu dikenakan selama bertugas.


METROPOLIS

RADAR BOGOR I RABU 20 APRIL I TAHUN 2022 I 18 RAMADAN 1443 H I HALAMAN 11

JANGKAU: Tampak mobil PCRVaksin yang disediakan Dinkes di Terminal Baranangsiang.

SOFYANSYAH/RADAR BOGOR

Booster Baru 27 Persen Sambungan dari Hal

Q

12

mencapai 27,8 persen atau 227.858 orang telah menerima vaksin dosis ketiga per Senin (18/4). Sedangkan untuk dosis pertama mencapai 857.623 orang atau 104 persen dan capaian vaksin dosis kedua sebanyak 754.187 orang atau 92 persen. Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Bogor, Sri Nowo Retno mengatakan, percepatan vaksin dosis kedua dan booster terus dilakukan. Menurutnya, ada alasan vaksin booster harus mencapai 50 persen sebelum Lebaran nanti, yaitu sesuai ketentuan pusat agar booster menjadi syarat mudik. Kedua, Kota Bogor yang nantinya sebagai wilayah tujuan mudik tentunya lebih aman bila vaksin booster masyarakatnya telah 50 persen. "Ya sekitar 12 hari lagi kita kejar agar bisa mencapai 50 persen," kata Retno, Selasa (19/4).

Retno menjelaskan, percepatan vaksin dilakukan dengan menyediakan 68 sentra vaksin di kelurahan, 25 sentra vaksin di puskesmas dan sentra-sentra vaksin instansi/lembaga, juga pusat-pusat perbelanjaan. Dinkes juga menyediakan mobil vaksin portabel di Terminal Baranangsiang. Dari Senin (18/4) hingga hari H Lebaran, mobil vaksin akan stand by di terminal, dari pukul 08 .00 hingga pukul 14.00, diutamakan untuk awak bus (supir), pemudik dan warga yang belom vaksin booster, "Hari ini dari pagi hingga siang jam 14.00, sudah ada yang vaksin 30 pemudik bus,” ujar Cipto, petugas dari Dinkes Kota Bogor. Selain itu, vaksinasi juga mengandalkan jemput bola oleh vaksinator ke titik-titik pemukiman penduduk yang tidak terjangkau sentra vaksin juga sasaran yang mempunyai kebutuhan khusus atau para lansia.

Untuk ketersedian stok vaksin di Kota Bogor, saat ini masih aman sekitar 21.000 vial multidoses hingga menjelang Lebaran. DISUNTIK DAPAT HADIAH EMAS Satpol PP Kota Bogor punya cara unik untuk mengajak masyarakat disuntik vaksin booster. Hal ini dilakukan untuk mempercepat proses vaksinasi dosis ketiga, Senin (18/4), Dinas Kesehatan (Dinkes) bekerjasama dengan Satpol PP menggelar Vaksinasi ‘On The Street’ di Jalan Kapten Muslihat, Kecamatan Bogor Tengah, tepatnya di pedestrian gedung eks DPRD Kota Bogor. Dalam kesempatan itu, Kepala Satpol PP Kota Bogor, Agustian Syah memberikan hadiah berupa emas kepada dua orang usai disuntik vaksin. Agus mengatakan, pemberian emas ini diberikan secara situasional. Jika yang beruntung setelah disuntik vaksin, akan

mendapatkan emas secara cuma-cuma seberat 0,05 gram. “Situasional aja, ada dua orang tadi. Kita kan ditarget untuk vaksin booster sebanyakbanyaknya sampai nanti target 50 persen,” katanya. Alasannya memilih emas kata dia, karena barang berharga ini bisa disimpan dan dapat dijual . “Karena yang lain sudah kasih sembako , minyak goreng dan lain-lain,” ujar Agus. Di sisi lain, ia ditugaskan sebagai pendamping Vaksinasi Puskesmas di Gang. Aut, Kelurahan Paledang dan Kelurahan Gudang untuk mengakselerasi vaksinasi booster. Disamping itu, Satpol PP selalu siap siaga untuk mendampingi kelurahan-kelurahan yang akan melaksanakan penjaringan vaksin. Jika ada masyarakat yang kedapatan razia belum disuntik vaksin tiga kali, maka akan langsung diarahkan ke sentra vaksin terdekat. (ded/c)

POW dan Musaji Santuni 110 Anak BOGOR–Perkumpulan Organisasi Wanita (POW) yang dulu bernama GOW, menyerahkan santunan untuk anak-anak asuh POW dan Panti Asuhan POW di Gedung Wanita Kota Bogor, Jalan Sudirman No 23, Senin (18/4). Sebanyak 110 anak mendapatkan uang santunan dan makanan untuk berbuka puasa bersama. Jumlah tersebut, terdiri dari 60 anak asuh POW yang sebelum pandemi memang rutin diberikan uang saku. Kemudian, 30 anak dari Panti Asuhan Raksa Putra Sindangbarang, Bogor Barat, dan 20 anak dari warga sekitar sekretariat POW atau Gedung Wanita Jalan Sudirman. ” Alhamdulillah, santunan ramadan ini bisa kembali diselenggarakan, dan memang merupakan

program rutin POW Kota Bogor,” jelas Ketua POW Kota Bogor Ning Taufik. Pada kesempatan itu, POW juga bekerjasama dengan komunitas anak muda yakni Musisi Mau Ngaji (Musaji) Kota Bogor, yang sekaligus merayakan miladnya di hari itu. “Kita menggandeng anak muda agar ada hiburan yang menyegarkan untuk anak-anak yang diundang dan diberi santunan,” tambahnya. Pasalnya, selain penyerahan santunan, ada juga hiburan lagu-lagu religi dan tausiyah agama. Ustadz Hamzah Maulana, yang mengisi ceramah di akhir acara mengungkapkan bahwa berpuasa itu memiliki keajaiban dan manfaat luar biasa. “Tidak hanya pada jaman Nabi Muhammad SAW, sejak Nabi Adam, Daud, dan kisah Maryam

pun ada banyak keajaiban atau mukjizat yang terwujud dari kebiasaan merek berpuasa,” tegasnya. Di awal pembukaan, Ustadz Hamzah juga menuturkan pentingnya peran seorang ibu atau perempuan. “Saking mulia dan pentingnya, nama perempuan diabadikan dalam Al-Qur’an. Ada nama surat perempuan yaitu Annisa, sedangkan laki-laki atau arrijal itu tidak ada, Nabi pun memerintahkan umatnya menghormati ibu hingga tiga kali disebut baru ayah,” ungkapnya. Acara ditutup doa oleh mantan Ketua MUI KH Mustofa Abdullah Bin Nuh dan buka puasa bersama, dilanjutkan sholat maghrib berjamaah dengan semua pengurus POW, komunitas Musaji dan anak-anak yang mendapat santunan.(pia)

SIMBOLIS: Ketua POW Kota Bogor Tri Ning Taufik menyalami anak yang menerima santunan mewakili anak-anak lain didampingi perwakilan pengurus Musaji.

Seorang Ibu Melahirkan di Bus Sambungan dari Hal

Q

12

Ibu dan anak dalam kondisi sehat dan selamat setelah mendapat pertolongan Rumah Sakit Hermina Bogor. Public Relations RS Hermina Bogor, Sofie, menjelaskan, keja dian ibu melahirkan diperkirakan pada pukul 08.19 WIB. Bermula saat ada seorang penumpang bus berlari meminta tolong ke dalam gedung RS Hermina Bogor, Jalan Ring Road Yasmin, Kecamatan Bogor Barat, Kota Bogor.

“Seorang penumpang dalam bus berlari ke dalam Gedung RS Hermina untuk meminta pertolongan bahwa ada seorang ibu yang melahirkan di dalam bus,” kata Sofie, Selasa (19/4). Saat dilakukan pemeriksaan, rupanya sang ibu telah melahirkan secara normal dalam bus. Elis Juliawati melahirkan ketika bus dalam perjalanan dari Tanjung Priok ke Leuwiliang, tepatnya di Tol Sentul, Kabupaten Bogor.

Melihat keadaan tersebut, sambung dia, dokter dan paramedis dari tim emergency bergegas menuju bus untuk melakukan tindakan pada sang ibu. Termasuk menggunting tali pusat bayi yang sudah terlahir. “Ibu dan bayi pun dilarikan ke ruang IGD RS Hermina Bogor untuk diobservasi. Saat ini keadaan ibu dan bayi dalam kondisi baik,” ucapnya. Dalam video tersebut, terlihat tim emergency membawa bayi dari dalam CBU jurusan

Tanjung Priok-Leuwiliang ke dalam rumah sakit menggunakan balut kain putih. Sementara sang ibu dibopong petugas dari bus ke tempat tidur yang dibawa ke halaman rumah sakit. Sofie menyebutkan, bayi yang dilahirkan dalam bus itu memiliki jenis kelamin perempuan dengan berat bdan 2.800 gram dan panjang badan 45 centimeter. Tim dokter yang menangani ialah dr. Tri Yoga dan dr. Rhedo, dibantu paramedis Ice, Sri, dan Ulfa.(ded/c)

Gadis Asal Tanah Baru Hilang Sambungan dari Hal

Q

12

"Rabu itu dia diantar ke kantor dan masuk ke kantor. Dari situ nggak pulang-pulang Nuri ini," kata Ahmad Hodri, Selasa (19/4). Saat itu, sambung Ahmad Hodri sesampainya di kantor, Nuri bukannya bekerja melainkan hanya menyerahkan handphone milik perusahaannya, lalu dia kembali pergi. "Dari CCTV yang ada di kantornya, adik saya itu sedang naik grab, cuma tidak tahu

arahnya ke mana, terus ketika dihubungi nomornya juga tidak aktif," katanya saat dihubungi melalui via handphone, Selasa (19/04). Dari hasil pelacakan melalui email milik adiknya tersebut, diketahui Nuri yang saat itu diketahui menggunakan jasa layanan transportasi daring mengarah ke Stasiun Cilebut. "Jadi titik terakhir itu Stasiun Cilebut. Sorenya dicari memang enggak pulang. Beberapa hari engga ada kabar, akhirnya Jumat bikin laporan ke pihak

kepolisian," ucapnya. Laporan kehilangan itu tercatat dalam Surat Keterangan Orang Hilang nomor SKOH/05/ IV/2022/Sektor Boteng yang dibuat pada 15 April 2022. Adapun ciri-cirinya, memiliki tanda lahir hitam di bibir, dan terakhir mengenakan hijab hitam, celana jeans, blazer biru dongker. Saat ditanya apakah memiliki masalah dengan keluarga, Ahmad Hodri menegaskan jika adiknya tersebut tak pernah ada benturan dengan

siapapun. Namun, ia tak mengetahui apakah ada permasalahan yang sedang menimpa Nuri di luar. "Engga ada sih, karena (memang) anaknya pendiam. Cenderung tertutup gitu. Jadi kalau ngobrong seperlunya," ucapnya. Upaya melakukan pencarian terus dilakukan pihak keluarga, baik menghubungi saudara terdekat, teman-teman sekolahnya, hingga teman kuliah. “Namun tidak ada informasi," tukasnya.(ded/c)

BISKITA Siap Tambah Koridor Baru Sambungan dari Hal

Q

12

"Tapi kita belum tahu apakah disetujui atau tidak, tapi kita harus siapkan semua sheltershelter itu. Dan Surken (Suryakencana) yang diusulkan ke BPTJ tahun ini," kata Bima. Bima Arya menjelaskan, empat koridor eksisting berdasarkan hasil evaluasi yang

dilakukan Pemkot Bogor, bersama dengan Perumda Trans Pakuan perlu menambah jumlah shelter. "Ini berdasarkan aspirasi dari warga. Kita akan pasang beberapa shelter terutama di Parung Banteng, (Jalan) Pandu Raya akan ada penambahan shelter," katanya. 49 bus eksisting melayani 4

koridor, yakni Stasiun BogorTerminal Ciparigi, Parung Banteng-Air Mancur, Terminal Bubulak-Cidangiang (Botani Square) dan Terminal Bubulak hingga Ciawi. Diketahui, layanan BISKITA Transpakuan di Kota Bogor merupakan bagian dari program subsidi pengembangan angkutan umum massal perko-

taan dari Pemerintah Pusat untuk wilayah Bodetabek. Subsidi diberikan dalam bentuk skema Buy The Service (BTS) untuk penyelenggaraan layanan angkutan umum massal perkotaan berbasis Bus Rapid Transi (BRT) menggantikan angkutan umum perkotaan konvensional. (ded/c)

Fasilitasi, Edukasi hingga Pemberi Aspirasi Sambungan dari Hal

Q

12

konsen menjembatani dan memberikan wawasan serta bimbingan agar perkoperasian di Indonesia termasuk di Kota Bogor bisa terus bergerak dan tumbuh bersama. Itupula yang menjadi salah satu visi misi Dekopinda Kota Bogor di samping misi lainnya. Sebagai wadah perjuangan, pembawa aspirasi dan peningkatan kinerja koperasi, dan sokoguru ekonomi kerakyatan, Dekopinda Kota Bogor yang saat ini diketuai Ade Sarip Hidayat, mantan sekda Kota Bogor, sudah melaksanakan berbagai program. Mulai dari pendampingan koperasi-koperasi, pelatihan pembuatan tempe dari kacang koro, memfasilitasi koperasi-

koperasi jika ada kendala, termasuk menyiapkan jaringan usaha koperasi seperti pengadaan kebutuhan sembako, mempertemukan vendorBUMN, membuat aplikasi IT untuk mempermudah aktivitas pengurus khususnya pelaporan keuangan. Ketua Dekopinda Kota Bogor Ade Sarip Hidayat mengatakan bahwa Dekopinda adalah perintah undang-undang, keberadaannya karena adanya gerakan koperasi sebagai wadah untuk menampung dan menyambungkan aspirasi sebagai mitranya pemerintah untuk kepentingan koperasi dan kesejahteraan anggota, termasuk warga. Sebanyak 64 koperasi aktif menjadi anggota Dekopinda. “Sebetulnya jumlah koperasi

banyak di Kota Bogor, mendaftar atau tidak, sudah otomatis menjadi bagian dari Dekopinda,” jelas Ade Sarip. Untuk mendukung gerakan koperasi di Kota Bogor, belum lama ini pemkot menghibahkan lahan untuk pembangunan sekretariat atau kantor Dekopinda Kota Bogor. “Ini menjadi sejarah bagi kita dan bukti dukungan Pemkot Bogor terhadap gerakan koperasi. Sebagai mitra kita terus mengembangkan perekonomian di kelurahan dengan dibentuknya Koperasi Pemberdayaan Ekonomi Kelurahan (KPEK), walaupun belum berjalan dengan baik dengan banyaknya mitra yang hadir berharap tidak sekedar cerita, namun bisa berkembang baik

dan memberi manfaat serta menyejahterakan para anggotanya,” kata Ade. Ade menginginkan agar koperasi di Kota Bogor mampu menjembatani kesejahteraan anggotanya. Untuk itu ia juga meminta dukungan dari para rektor dan akademisi di Kota Bogor serta pihak lain dalam pengembangan koperasi di Kota Bogor dengan memanfaatkan potensi-potensi perekonomian di wilayah. Keberadaan gedung Dekopinda Kota Bogor sambung Ade, menjadi bukti nyata dukungan jajaran Pemkot Bogor terhadap koperasi. Kemudian, dinas membentuk mitra kelurahan untuk kepentingan ekonomi koperasi kelurahan sehingga bisa beroperasi dengan baik.(pia)

PIPIN/RADAR BOGOR

PT Agricon Perkenalkan Pimpinan Baru Sambungan dari Hal

Q

12

Komisaris Utama Agricon Group, Harlan Bengardi mengatakan, buka pusa sekaligus merayakan HUT Agricon ke 53, yang jatuh pada 17 April 2022. Sebanyak 500 karyawan berkumpul baik secara langsung maupun daring, setelah dua tahun lamanya terbatas karena pandemi Covid-19. Namun, kata Harlan yang menjadi momentum adalah penyerahan tampuk kepemimpinan. Saat ini milenial generasi ke-3 Agricon Group mulai memimpin perusahaan produsen pestisida di Indonesia tersebut, yakni Dave Bengardi. Dave Bengardi sendiri diketahui sebagai lulusan Berkeley University California USA Bidang Political Science. “Yang menjadi momentum adalah announcement atau

pengumuman, Dave Bengardi sebagai generasi ketiga kini jadi Presiden Agricon Group,” kata Harlan, saat dihubungi Radar Bogor, Senin (19/4/2022). Harlan mengungkapkan alasanya terkait dengan perubahan struktur kepemimpinan barunya tersebut untuk menghindari konflik ke depannya. “Dengan berdasarkan pengalaman, (biasanya) kalau sudah meninggal baru diberikan ke generasi berikutnya, tetapi rawan konflik, dan (kami) sempat merasakan itu pada generasi ke dua,” ucapnya. Karena itu, generasi kedua yang kini dijabat sebagai Haerul Bengardi diserahkan ke generasi ketiga yakni anaknya. Sedangkan Haerul Bengardi kini menjabat sebagai Direktur Utama Agricon, dan Harlan Bengardi sebagai Komisaris

Utama. “Momentum ini meyakinkan kepada teman-teman suatu perubahan yang positif, mudahmudahan dengan adanya peralihan bisa menjadikan perusahaan Agricon lebih baik lagi,” imbuhnya. Selain itu, sambung Harlan, Agricon berupaya mencari produk yang dapat menjadi solusi di bidang pertanian. Dengan situasi pandemi yang semakin melandai, diharapkan dapat membawa perusahaan yang lebih cepat melakukan akselerasi. “Karena mau tidak mau kalau di pertanian harus tatap muka, baik dengan petani, penyuluh, sekolah kurikulum-kurikulum, mudah-mudahan dengan berkurangnya pandemi sudah bisa jauh mendekatkan ke pelanggan,” tukasnya. (ded/c)


METROPOLIS RABU 20 APRIL I TAHUN 2022 I 18 RAMADAN 1443 H I HALAMAN 12

Booster Baru 27 Persen Jangkau Pemudik untuk Divaksin BOGOR–Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor menargetkan 50 persen vaksinasi ketiga atau booster tercapai sebelum Lebaran yakni pada awal Mei. Tercatat, progres vaksinasi booster Kota Bogor 12 hari menjelang Lebaran 2 Mei 2022 mencapai 227.858 orang atau 27 persen. Berdasarkan data vaksinasi Covid-19 Kota Bogor, dari 819.444 sasaran, capaian vaksinasi booster Kota Bogor

BOOSTER...Baca Hal 11

Q

FOTO SOFYANSYAH/RADAR BOGOR

BARU: Tempat pemberhentian bus di kawasan Suryakencana, yang akan menjadi koridor baru BISKITA .

BISKITA Siap Tambah Koridor Baru BOGOR–Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor akan menambah halte bus atau shelter baru di sejumlah titik di ruas jalan pada tahun ini. Penambahan jumlah halte untuk mempersiapkan adanya dua koridor baru BISKITA Trans

Pakuan. Wali Kota Bogor Bima Arya mengatakan, pada tahun ini Pemkot Bogor mengajukan proposal adanya koridor baru di Kota Bogor, sebagai penunjang layanan BISKITA Trans Pakuan.

Proposal itu ia ajukan ke Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BP TJ ) Kementerian Perhubunhan (Kemenhub).

BISKITA...Baca Hal 11

Q

Gadis Asal Tanah Baru Hilang

SIGAP: Seorang ibu yang juga penumpang bus jurusan Jakarta - Leuwiliang melahirkan di dalam bus, langsung ditangani tim emergency RS Hermina Bogor , Selasa (19/4) pagi.

Seorang Ibu Melahirkan di Bus

BOGOR–Seorang ibu bernama Elis Juliawati terpaksa melahirkan di dalam bus Cahaya Bakti Utama (CBU) jurusan Tanjung Priok-Leuwiliang pada Selasa (19/4).

SEORANG...Baca Hal 11

Q

GADIS...Baca Hal 11

Q

Kiprah Dekopinda Kota Bogor dalam Memajukan Koperasi

Fasilitasi, Edukasi hingga Pemberi Aspirasi Sebagai organisasi otonom yang lahir dari amanat UU Nomor 25 Tahun 1992, Dewan Koperasi Indonesia Daerah (Dekopinda) Kota Bogor hadir memperjuangkan dan menyalurkan aspirasi koperasi dan meningkatkan kesadaran berkoperasi di kalangan masyarakat. Lalu seperti apa perannya ? Laporan: PIPIN APRIANI KOPERASI dan UMKM menjadi dua hal penting yang turut berperan dalam kebangkitan perekonomian di Indonesia. Karena itu, harus ada lembaga atau organisasi yang JEMBATANI: Para pengurus Dekopinda Kota Bogor saat dilantik Dekopin Jabar dihadiri Wakil Walikota Dedie A Rachim.

BOGOR–Seorang gadis perempuan bernama Nuri Safitri (22) warga Tanah Baru, Kecamatan Bogor Utara, Kota Bogor, sudah sepekan terakhir tak diketahui keberadaannya. Nuri Safitri menghilang misterius setelah diantar ayahnya ke kantornya di bilangan Jalan Raya Pajajaran, tak jauh dari RS Azra. Kakak Nuri, Ahmad Hodri mengatakan adiknya menghilang tanpa kabar sejak Rabu (13/4). Dia mengatakan saat itu sang adik diantar bapaknya ke kantor.

FASILITASI...Baca Hal 11

Q

KENALAN: Dave Bengardi, President Agricon Group baru, merupakan generasi ketiga yang diperkenalkan perusahaan.

PT Agricon Perkenalkan Pimpinan Baru BOGOR–PT Agriculture Construction (Agricon) Indonesia mengumumkan perubahan struktur kepemimpinan barunya. K i n i

President Agricon Group Haerul Bengardi digantikan Dave Bengardi. Perubahan struktur kepemimpinan barunya itu diumumkan saat merayakan HUT Agricon ke-53 sekaligus buka puasa bersama yang diikuti secara langsung dan virtual oleh seluruh keluarga besar Agricon Group yang tersebar di seluruh Indonesia.

PT AGRICON...Baca Hal 11

Q

MENGHILANG: Nuri Safitri dilaporkan hilang oleh pihak keluarganya setelah sepekan ini belum bisa dihubungi.


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.