1 minute read

BOGORIPB University

menggelar Job Fair 2023 di

GWW IPB Kampus Dramaga, Minggu (4/6). Kegiatan ini diharapkan, menjadi wadah bagi mahasiswa lulusan IPB, di dunia usaha dan Industri.

”IPB Job fair 2023 ini rangkaiannya sudah dimulai sejak Mei kemarin, hari ini job fair secara on side,” ungkap

Direktur Kemahasiswaan IPB

Ujang Suwarna.

Ujang menjelaskan, kegiatan berlangsung selama dua hari, dan akan dilanjutkan pada 5 sampai 30 Juni 2023.

”Maksud dan tujuan ini ingin memberikan wadah kepada mahasiswa dan alumni baru untuk bisa bertemu dengan dunia usaha dalam rangka meningkatkan keterampilan mereka,” jelas Ujang. Bahkan, kata dia, mampu meningkatkan daya serap bagi lulusan IPB, yang nanti akan bekerja di dunia usaha atau industri.

”Kami mencatat bahwa tahun sebelumnya lulusan IPB itu, sudah mendapatkan pekerjaan yang layak baik profesional maupun wirausaha,” kata Ujang. Diharapkan, tahun ini dan ke depan sudah ada komitmen kerja sebelum lulus, dan ditargetkan lima tahun kedepan mencapai 25 persen.

”Inilah salah satu program Direktorat Kemahasiswaan mengadakan job fair, untuk mempertemukan mahasiswa dengan lulusan baru dengan dunia usaha dan industri,” cetus dia. Di sini juga akan banyak rangkaian kegiatan, salah satunya trainning untuk mahasiswa, bagaimana masuk ke dunia kerja, kemudian nanti juga ada expo karir.

”Sebagai catatan, hasil talent mapping yang ada di IPB, sekitar 40 persen ingin jadi profesional, ada juga wirausaha, sisanya yang lain-lain,” ungkap dia.

Dengan job fair ini, menurut Ujang, bisa mempertahankan minat karir mereka, dan mempunyai cita-cita ingin profesional, mudah-mudahan bisa

Pasar Sukasari Ikut Dibongkar

BOGOR Perumda Pasar Pakuan Jaya (PPJ) bersama dengan CV Punabri menggelar sosialisasi tahapan revitalisasi Pasar Sukasari, Senin (5/6).

Para pedagang bakal direlokasi sementara ke Tempat Penampungan Sementara (TPS).

This article is from: