HaluanKepri02apr13

Page 1

CMYK

Website: www.haluanmedia.com

Selasa, 2 April 2013 22 Jumadil awal 1434 H TERBIT 24 HALAMAN, NO 2/4 TAHUN KE 12

Website: www.haluankepri.com

HARGA ECERAN Rp2.000,- HARGA LANGGANAN Rp52.500,- UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM

Hentikan Tambang Bauksit di Pulau Koyang Soerya

TANJUNGPINANG (HK) — Gubernur Kepri HM Sani buka suara soal penambangan bauksit di Pulau Koyang, Kabupaten Bintan. Ia meminta aktivitas 'penjarahan' bijih bauksit di pulau tersebut dihentikan. "Apakah penambang bauksit di sana (Pulau Koyang) itu telah memenuhi per-

syaratan atau belum. Apabila tidak terpenuhi persyaratan itu, maka dilakukan tindakan pemberhentian sementara, kan begitu. Saya pikir asumsinya penambangan baru itu, harus sejalan dengan aturan yang berlaku dan harus memenuhi segala persyaratannya," kata Sani di Gedung Daerah Tanjungpinang, Senin (1/4).

Sani mengaku belum tahu persis soal aktivitas penambangan bauksit di Pulau Koyang. Ia akan menanyakannya langsung kepada Bupati Bintan Ansar Ahmad. "Nanti akan saya tanyakan kepada Bupati Bintan agar sinkron. Jangan satu Hentikan Tambang Hal 7

HM Sani

Fee Dinsos Batam Rp50 Juta Kasus Bansos Panti Asuhan di Batam BATAM (HK) — Kasus dugaan korupsi dana bantuan sosial (bansos) berupa sembako untuk panti asuhan yang disalurkan Dinas Sosial dan Pemakaman Kota Batam semakin terang benderang. Ternyata, dinas ini meminta jatah fee senilai Rp50 juta dari proyek bernilai total Rp1,6 miliar itu. Tengku Bayu Liputan Batam "Iya bahwa pihak CV Tiga Pilar Abadi (TPA) dan Edi mewakili Dinsos meminta

fee. Katanya, fee tersebut akan diberikan untuk pihak ketiga (Dinsos) sebesar Rp50

juta, untuk CV TPA Rp136 juta," kata Nelly, rekanan CV TPA usai menjalani pemeriksaan di Kejaksaan Negeri Batam, Senin (1/4). Kemarin, merupakan pemanggilan ketiga terhadap Nelly dalam kasus pengadaan sembako yang tak sesuai spesifikasi proyek Dinsospem Batam untuk 66 panti asuhan dari APBD 2012. Ia diperiksa sebagai saksi atas tersangka Direktur CV Tiga Pilar Abadi, Enno Alifitrianza. Fee Dinsos Hal 7

869.410 HP Masuk Batam BATAM (HK) — importir besar Telesindo PerkaSelama 2012, tercahandphone di Basa sebanyak tat 869.410 hantam yakni PT 149.550 dan PT dphone (HP) dan gadGolden Teleshop Emita Nindo Perget impor masuk yang telah mengkasa sebanyak Batam. Alat komuimpor HP dan gadget 173.935. nikasi ini diimpor sebanyak 163.700 di Saat ini, lanjut oleh 9 perusahaan di tahun 2012, disusul Ilham, Dewan KaBatam. PT Mereala Aprida wasan (DK) sedang Sebagaimana diSejahtra sebanyak membahas aturan katakan Humas BP Ilham Eka 153.850 unit, kemu- terbaru terkait impor Batam Ilham Eka dian PT Tirta Mandiri 869.410 HP Hal 7 Hartawan, Senin (1/4). Dika- Sukses sebanyak 108.422, V takannya, jumlah handphone dan gadget yang masuk ke Batam per bulan rata-rata 72.451 yang dilakukan oleh 9 importir. Sementara untuk data impor sejak Januari hingga Maret 2013 belum bisa diberikan karena masih dalam rekapitulasi. "Jumlah handphone dan gadget yang masuk ke Batam selama 2012 cukup besar. Produk yang masuk harus JAKARTA (HK) — Kesetiaan permengikuti persyaratan yang ancang busana Anne Avantie untuk berlaku dari Kementerian menempuh perjalanan bolak-balik Perdagangan. Dari 9 importir Semarang-Jakarta dengan kereta ini, lima di antaranya im- layak dipuji. portir besar yang sudah lama Tak tanggung-tanggung, beroperasi," ujar Ilham. 730 Hari Hal 7 Dikatakan Ilham, lima

Anne Avantie

730 Hari Tidur di Kereta

Taksi Bandara Terapkan Tarif Baru

Hal

9

Politik Dinasti Cederai Demokrasi

Hal

14

Saparman Divonis 18 Bulan

Hal

17

United Tersungkur di London LONDON (HK) — Chelsea kembali membuat Manchester United kehilangan peluang meraih gelar juara. Setelah pertama di ajang Capital One Cup, kali ini anak-anak asuh Rafael Benitez menyingkirkan Setan

Merah dalam ajang FA Cup di Stamford Bridge, London, Senin (1/4) malam WIB. Dalam laga replay di babak perempatfinal, The Blues menang berkat gol semata wayang Demba Ba pada awal babak kedua.

Menang 1-0, Chelsea memastikan langkah ke semifinal untuk menantang Manchester City. Dalam laga ini, Chelsea sebenarnya kalah dalam penguasaan bola. Tapi, mereka mampu menciptakan

lebih banyak peluang. Mereka total membuat 20 percobaan mencetak gol dan lima di antaranya mengarah ke gawang. Sementara itu, 'Setan Merah' hanya United Tersungkur Hal 7

Polda Kepri-BNN Tangkap Kurir Sabu Penemuan 5,467 Kilogram Sabu di Dalam Speaker BATAM (HK) — Polda Kepri bersama petugas Badan Narkotika Nasional menangkap R, salah seorang komplotan jaringan narkotika internasional, yang berupaya menyelundupkan 5,467 kilogram sabu dari Bandara Internasional Hang Nadim Batam menuju Jakarta pada 25 Maret lalu. Sabu-sabu yang diamankan petugas Avsec Terminal Cargo Bandara Hang Nadim, kala itu disimpan oleh pelaku di dalam speaker aktif.

Bersyukur ORANG yang selalu bersyukur adalah orang yang merasa dalam curahan karunia dan kasih sayang-Nya. Karenanya, orang yang selalu bersyukur itu selalu dapat berpikir bahwa segala sesuatu pasti memiliki manfaat positif di kemudian hari. Kalaupun ditimpa cobaan atau memiliki kekurangan, rasa syukur itu akan membantu dirinya kembali memperoleh semangat untuk menghasilkan karya yang inspiratif, mengalahkan tantangan, sukses, berprestasi, dan mencapai segala impian. (rw)

AFP

CHELSEA MENANG — Aksi striker Chelsea, Demba Ba (kiri) saat berduel dengan bek Manchester United, Chris Smalling dalam laga ulangan perempatfinal FA di Stamford Bridge, Senin (14) malam WIB. Chelsea akhirnya menang 1-0 atas Manchester United.

"Dari hasil pengembangan, kami menangkap R yang merupakan kurir saat mengambil barang tersebut di Jakarta. Sementara komplotan lain berinsial J dan seorang warga Malaysia di Jakarta berhasil meloloskan diri," kata Kapolda Kepri Brigjen Pol Yotje Mende saat ekspose kasus penyelundupan sabu melalui bandara, Senin (2/4) di Mapolda Kepri di Nongsa, Batam. Polda Kepri Hal 7

BTD

R, kurir sabu 5,467 kilogram.

NOV IWANDRA/HALUAN KEPRI

RUANG tunggu Pelabuhan Domestik Sekupang (PDS) Batam nampak sepi. Foto diambil beberapa waktu lalu.

Menengok Aktivitas Pelabuhan Domestik Sekupang (Bagian Pertama)

Dulu Ramai, Sekarang Sepi BATAM (HK)- Sekupang. Bagi orang lama di Batam, pasti mengenal daerah ini. Karena, Sekupang merupakan salah satu pintu masuk paling ramai dulunya. Oleh: Nov Iwandra

D u l u R a m a i Hal 7

HALUAN KEPRI SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI

CMYK

Editor: M Syahdan, Layouter: Dieky Saputra


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.