CMYK Website HMG: www.haluanmedia.com
Minggu, 4 November 2012
HARGA ECERAN Rp2.000,HARGA LANGGANAN Rp52.500,UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM
18 Dzulhijjah 1433 H TERBIT 24 HALAMAN NO 4/11 TAHUN KE 11
Website: www.haluankepri.com
AURA
Segarnya Rujak Es Krim
Diet Sehat Ibu Pasca Persalinan...
HAL 12
HAL 15 Rimba, Membangun Usaha dengan Restu Ibu
HAL 16
HAL 9
INDEKS
LENTERA REMAJA
KULINER
Komit dengan Program Bebas...
HAL 17
HAL 22
Densus-Teroris Baku Tembak POSO (HK) — Tim Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polda Sulawesi Tengah mendapat perlawanan sengit saat melakukan penggerebekan teroris di Desa Kayamaya, Poso, Sulawesi Tengah, Sabtu (3/11) pagi. Terduga teroris dan petugas sempat terlibat baku tembak yang menewaskan satu satu terduga teroris.
Tak cuma menembak, terduga teroris juga melempari anggota Densus dengan bom dan granat tangan. "Terjadi perlawanan kepada petugas dengan pelemparan bom. Petugas berupaya melumpuhkan dengan tembakan," ujar Kepala Biro Penerangan Masyarakat Polri Brigadir Jenderal (Pol) Boy Rafli Amar. Satu orang terduga teroris yang tewas bernama Kholid (40). Ia meninggal dunia dalam perjalanan ke rumah sakit untuk memperoleh perawatan. Sementara satu terduga teroris ber-
hasil ditangkap dalam keadaan hidup atas nama Tomo alias Yasin. "Dua pelaku tersebut dibawa ke Palu," kata Boy. Penangkapan Yasin dan Kholid sendiri sempat menimbulkan reaksi warga Desa Kanyamaya. Sebab, Yasin alias MY dikenal sebagai tokoh masyarakat setempat, sementara Khalid merupakan pegawai negeri sipil (PNS) aktif yang bertugas sebagai polisi kehutanan. Warga tidak percaya kedua orang itu terkait jaringan teroris.
Densus-Teroris Bersambung ke hlm 7
NET
TERDUGA TERORIS — Polisi mengangkat peti jenazah salah seorang terduga teroris ke dalam mobil ambulans di Rumah Sakit Bhayangkara Palu, Sulawesi Tengah, Sabtu (3/11). Jenazah terduga teroris yang tewas dalam penyergapan oleh tim gabungan Densus 88 di Desa Kayamaya, Poso, pada Sabtu (3/11) pagi itu diberangkatkan menuju kampung halamannya untuk diserahkan kepada pihak keluarga. Personel Brimob bersenjata lengkap bersiaga dalam operasi penggerebekan teroris di Poso (foto kiri atas).
DIMARAHI IBU, SISWI SMP BUNUH DIRI BK Berikan Sanksi Jika Benar Ada Pemeras BUMN JAKARTA (HK) — Pernyataan Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan yang menyebut ada 10 inisial anggota DPR RI pelaku pemerasan kepada perusahaan pelat merah akan ditanggapi serius pihak parlemen di Senayan. Rencananya, Senin (5/11), Badan Kehormatan (BK) DPR RI akan memanggil Dahlan un-
BATAM (HK) — Meli Febriani Tampubolon (12), pelajar SMP Negeri 17 Telaga Punggur, Kota Batam, nekat bunuh diri, Jumat (3/11) sore. Meli bunuh diri dengan cara gantung diri di dalam kamarnya di Kavling Bukit Indah Blok F2 Nomor 25 RT 02 RW 05 Kabil. Diduga Meli nekat mengakhiri hidupnya hanya gara-gara dimarahi ibunya. Menurut Ketua RW 05 Zainal, jenazah Meli pertama kali ditemukan oleh orangtuanya setelah pulang kerja pada Jumat petang. Meli ditemukan dalam kondisi tergantung dengan
tuk dimintai keterangan terkait nama-nama tersebut. Selain itu, BK pun akan menggali modus pemerasan yang dilakukan oleh anggota dewan, dan jika terbukti, sanksi keras siap dilayangkan BK kepada oknum tersebut. "Simpel saja, siapa nama 10 anggota tersebut, kita
BK Berikan Bersambung ke hlm 7
Jadwal Shalat Batam dan Sekitarnya Subuh
Dzuhur
Ashar
Magrib
Isya’
04.34
11.56
15.15
17.58
19.09
Masalah Anak Tangga Menuju Sukses BILA anda menganggap masalah sebagai beban, anda mungkin akan menghindarinya. Bila anda menganggap masalah sebagai tantangan, anda mungkin akan menghadapinya. Namun, masalah adalah hadiah yang dapat anda terima dengan suka cita. Dengan pandangan tajam, anda melihat keberhasilan dibalik setiap masalah. Masalah adalah anak tangga menuju
TALI yang digunakan Meli bunuh diri.
seutas tali di leher di dalam kamarnya. Saat ditemukan, Meli masih bernafas. "Pada saat ditemukan kondisi Meli masih mengeluarkan nafas, namun sudah lemah. Badannya masih panas cuma baru kakinya yang sudah dingin," terang Zainal yang ikut melihat langsung peristiwa itu. Setelah diturunkan, lanjut Zainal, Meli langsung diberi pertolongan pertama sebelum kemudian dilarikan ke Klinik Alam Sehat di Perumahan Jas-
Dimarahi Ibu, Bersambung ke hlm 7
ARMAT JUANG/HALUAN KEPRI
Hambalang Proyek Abal-abal JAKARTA (HK) — DPR menyebut proyek pembangunan Pusat Pendidikan Pelatihan dan Sekolah Olahraga Nasional (P3SON) Hambalang, di Kabupaten Bogor, Jawa Barat, merupakan proyek abal-abal atau tidak jelas. Alasannya, sedari awal proyek itu dilakukan sudah terjadi banyak penyimpangan. Anggota Komisi X DPR RI, Zulfadli, menyatakan, sejak awal sudah terlihat penyimpangan dalam proyek Hambalang, mulai dari perizinan hingga pengadaan. "Proyek ini proyek abal-abal," tegasnya dalam sebuah diskusi di Jakarta, Sabtu (3/11).
Menurut Zulfadli, proyek Hambalang sejak awal adalah single year bukan multiyears seperti sekarang ini. "DPR hanya setujui anggaran dalam single year," sambung anggota Panitia Kerja (Panja) Hambalang DPR itu. Karena itu, Politisi Golkar ini meminta Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) melakukan investigasi kepada pihak-pihak terkait penggunaan multiyears, termasuk DPR. "Ya silakan saja diteliti dan diinvestigasi oleh BPK dalam tahap kedua. Bahkan KPK juga harus NET
Hambalang Proyek
PROYEK Hambalang.
Bersambung ke hlm 7
Hajar Arsenal, MU ke Puncak Klasemen
Masalah Anak
MANCHESTER (HK) — Manchester United menggeser Chelsea dari puncak klasemen sementara Liga Primer Inggris usai memukul tamunya, Arsenal, 2-1 di Old Trafford, Sabtu (3/11) malam. Dua gol kemenangan The Red Devils disumbangkan Robin van Persie dan Patrice Evra.
Bersambung ke hlm 7
NET
PATRICE Evra (kanan) melakukan selebrasi setelah berhasil mencetak gol dengan sundulannya ke gawang Arsenal.
Kini, MU mengoleksi 24 poin, unggul dua angka dari Chelsea. Namun, posisi pasukan Sir Alex Ferguson ini belum sepenuhnya aman. Rio Ferdinand dan kawan-kawan bisa saja kembali menempati urutan kedua bila Chelsea sukses mengalahkan tuan rumah Swansea City di Liberty Stadium. Jalannya pertandingan itu sendiri berlangsung menarik. MU dan Arsenal sama-sama memperagakan permainan bola-bola pendek yang cepat sehingga menciptakan banyak peluang
emas. Selain itu, tempo permainan yang tinggi membuat wasit Mike Dean mengeluarkan 9 kartu kuning dan 1 kartu merah. Laga baru berjalan tiga menit, Robin Van Persie, sudah membuat isi stadion bergemuruh. Sepakan kaki kanannya membobol gawang Arsenal yang dikawal Vito Mannone. Gol ini tercipta setelah Thomas Vermaelen gagal membuang umpan mendatar Rafael da
Hajar Arsenal, Bersambung ke hlm 7
HALUAN KEPRI SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI Editor: Nando , Layouter: Dieky Saputra