HaluanKepri 04Nov10

Page 1

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

SUMBAR RIAU KEPRI

TERBIT

SEJAK 19 4 8

Kamis, 4 November 2010 - 27 Dzulkaidah 1431 H Edisi 3375

www.haluankepri.com

Harga Eceran Rp 2.000,-/ Harga Langganan Rp. 52.500,-(Luar Kota) + Ongkos Kirim

Jadi Empat Orang

Tersangka Mobwah Bertambah TA — Proses hukum 104 AR JAK ART AKAR unit mobil mewah (mobwah) bermasalah di Batam yang ditangani Tim Mabes Polri dan Polda Kepri terus berjalan. Setelah dua pekan lalu Tim Mabes Polri menetapkan tiga tersangka, yakni; AW, VS, HS berikutnya giliran Har alias Ah yang ditetapkan sebagai tersangka baru. Dengan demikian maka jumlah tersangka sudah empat orang.

SM/ANTARA

HUJAN ABU — Pengendara sepeda motor yang terkena abu vulkanik Gunung Merapi bercampur air hujan melintas di jalan Muntilan, Magelang, Jateng, Rabu (3/11). Sejak pagi hingga sore Gunung Merapi terus menyemburkan awan panas dan abu vulkanik dengan intensitas tinggi yang semakin luas penyebarannya sehingga mengganggu pengguna jalan.

Wedhus Gembel Meluncur 9 Km BENCANA kembali mencabik bumi pertiwi.Terakhir, letusan Gunung Merapi di Jogjakarta dan Tsunami di Kepulauan Mentawai telah merenggut ratusan jiwa dan meluluhlantakkan beberapa kawasan. Sebagian saudara kita itu berduka. Mereka harus kehilangan sanak keluarga, dan harta. Maka untuk meringankan beban mereka, Haluan Kepri membuka dompet peduli Merapi-Mentawai. Bagi Bapak/Ibu/Saudara pembaca Haluan Kepri yang ingin bersimpati pada mereka, bisa menyumbangkan sebagian rezeki ke rekening Dompet Peduli Sijori, No. 1062000888 di Bank Riau-Kepri.

YOGYAKARTA — Gunung Merapi meluncurkan awan panas secara beruntun dari pukul 11.11 sampai 16.40 WIB atau sekitar enam jam, Rabu (03/11). Bahkan, awan panas mulai keluar lagi pada pukul 18.00 WIB. Energi awan panas kali ini tiga kali lipat dibanding

letusan awan panas pertama pada 26 Oktober yang lalu. Selain itu, durasi luncuran pun lebih lama. Jika erupsi 26 Oktober hanya 33 menit, kali ini beruntun dengan durasi terlama 133 menit tanpa jeda. "Ini lebih besar dari letusan yang

pertama dengan catatan terlama 33 menit saja, bahkan sampai pukul 18.40 awan panas masih berlangsung,” kata Surono, Kepala Pusat Badan Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi

Wedhus Gembel

hal.6

DAFTAR PENYUMBANG MERAPI-MENTAWAI 1. DR. Syamsul Bahrum, Phd (Asisten II Pemko Batam) 2. Erison (mantan anggota KPU Batam) 2. Amri (Anggrek Sari) 3. Sofyan (Anggrek Sari) 4. Afrizal (Tiban) 5. Irfan Husein Lubis (Batamcentre) 6. Ayu Widuri (Legenda Malaka) 7. Ashilla (Legenda Malaka) 8. Fayya (Batamcentre) 9. Muhammad Haqqi (Batamcentre) 10.Alfi (Anggrek Mas) 11.Indra Helmi (Lingga) 12. Raudah (Batu Merah) 13. Hamba Allah (Mekar Sari) 14. Amelia (Batu Merah) 15. Zahira Ratuloli (Batu Merah) 16. Majelis Dzikir Al Azis

Rp1.000.000 Rp 100.000 Rp 100.000 Rp 30.000 Rp 10.000 Rp 10.000 Rp 20.000 Rp 10.000 Rp 10.000 Rp 10.000 Rp 20.000 Rp 200.000 Rp 20.000 Rp 50.000 Rp 20.000 Rp 10.000 Rp3.000.000

Jumlah

Rp4.162.000

Jadwal Shalat Batam dan Sekitarnya Subuh

Dzuhur

Ashar

11.49

15.05

04.27

Magrib

Isya’

17.51

19.00

Fenomena Menjamurnya Mal di Kota Batam (Bagian-1)

Tumbuh Satu Mati Satu BAT TAM — "Kok lama sekali macetnya Mas, BA memangnya ada apa di depan sana?" tanya Toyo sambil mengelap keringat di dahi dan lehernya yang mulai keriput. "Sabar Pak, macetnya memang panjang," kata Jarun, supir angkot jurusan Telagapunggur-Jodoh sembari sedikit mengeluarkan kepala dari jendela angkotnya memperhatikan panjangnya macet di Simpang Kabil Batam hari Minggu lalu. Oleh: Yon Erizon & Nana Marlina HK/DOK

Tumbuh Satu

hal.6

SALAH satu mall di kawasan Batam Centre yang tidak beroperasi secara maksimal.

HALUAN KEPRI SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI

CMYK

"Saat ini tersangka Ah masih diperiksa oleh Badan Reserse dan Kriminal (Bareskrim) Polri," kata Kabag Penum Polri, Kombes Pol Marwoto Soeto di Jakarta, Rabu (3/11). Menurut Marwoto penyidik telah memeriksa pemilik 104 unit mobil mewah yang diduga bermasalah itu. Selain itu Mabes Polri juga telah memeriksa 23 anggota Polri di Samsat Polda Kepri, dua Pegawai Negeri Sipil (PNS) dan dua pekerja lepas di Polda Kepri, enam karyawan showroom dan

Tersangka Mobwah

hal.6

27 JCH Embarkasi Batam Batal Berangkat BATAM — Sebanyak 27 jemaah calon haji (JCH) Embarkasi Batam musim haji tahun 2010 batal berangkat menunaikan ibadah haji ke Tanah Suci Mekkah. Kegagalan berangkat disebabkan sakit sebanyak 12 JCH, hamil 7 JCH, meninggal 5 JCH dan karena mengundurkan diri sebanyak 3 JCH. Total JCH yang diberangkatkan pada musim haji tahun ini sebanyak 10.026 JCH, termasuk tiga JCH yang dimutasi dari beberapa kloter sebelumnya ke kloter 23 (terakhir) asal Kalimantan Barat sebanyak 147 JCH yang diberangkatkan pada Rabu (3/11) pukul 07.05 WIB. Sementara JCH yang meninggal di Arab Saudi baru satu orang atas nama Hadi Bin Soi (73) asal Tan-

27 JCH

hal.6


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.