CMYK
Selasa, 5Juni 2012 16 Rajab1433 H TERBIT 28 HALAMAN NO 5/6 TAHUN KE 11 Website: www.haluankepri.com
HARGA ECERAN Rp2.000,- HARGA LANGGANAN Rp52.500,- UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM
Hutan Mangrove Terancam Habis Reklamasi Besar-besaran di Kawasan Tiban III BATAM (HK) — Hutan Mangrove di kawasan pantai utara Tiban III dan Kampung Nelayan, Tanjunguma, Batam terancam habis. Hal ini akibat reklamasi besar-besaran di wilayah tersebut. Berdasarkan pengamatan di lapangan, Senin (4/6),ratusan
hektar hutan mangrove sepanjang lebih kurang dua kilometer berada di pesisir pantai dibabat habis. Hamparan yang dulunya merupakan hutan bakau kini sebagiannya sudah berubah menjadi daratan. Sementara lainnya menyisakan hamparan kosong berisi
air dan tumbuhan liar. Hingga saat ini area penimbunan bibir pantai sudah mendekati Pulau Tanye Rawe, bersebelahan dengan Pulau Bokor. Pulau Bokor akan dibangun tempat wisata dan perhotelan. Akses untuk menuju ke pulau tersebut nantinya juga akan
Hutan Mangrove Bersambung ke hlm 7
TIM/HALUAN KEPRI
HUTAN BAKAU — Sebuah alat berat melakukan reklamasi pantai di dekat Pulau Kiah (depan kiri), tidak jauh dari Pulau Bokor, Senin (4/6). Hutan mangrove di kawasan Tiban III, Sekupang, Batam yang mengelilingi perairan ini sebentar lagi akan musnah.
Reklamasi Pantai Stres Langgar Izin Temuan Baru Bapedalda BATAM (HK) — PT Bintang Sembilan Sembilan Persada (BSSP) diduga telah melanggar izin reklamasi pantai di kawasan Pantai Stres, Batuampar, Batam. Seharusnya izin yang diberikan 4,5 hektar, namun di lapangan justru lebih dari luas yang diberikan tersebut.
Purnomo mengaku pihaknya telah melakukan pemanggilan klarifikasi ke pihak terkait soal reklamasi di Pantai Stres tersebut. Dari hasil klarifikasi itu ternyata perusahaan telah menyalahi izin yang diberikan. "Untuk reklamasi di kawasan Pantai Stres,
Reklamasi Pantai Bersambung ke hlm 7
Oleh: Tim Haluan Kepri, Liputan Batam Kepala Badan Pengendalian Dampak Lingkungan Daerah (Bapedalda) Kota Batam, Dendi TIM/HALUAN KEPRI
ALAT berat sedang meratakan tanah kawasan reklamasi Pantai Stres, Batuampar, Batam.
Hannah Rasyid
Dicopet
Dicopet Bersambung ke hlm 7
JAKARTA (HK) — Artis, model juga pembawa acara, Hannah Rasyid, belum lama ini menjadi korban pencurian saat tengah berbelanja di New Look, Senayan City, Jakarta. Peristiwa itu terjadi Sabtu, (2/6) lalu. Melalui akun twitternya, ia mengungkapkan kekesalannya menjadi korban pencurian. Tanpa ia sadari, Blackberry Messenger-nya (BB) raib seketika.
21 Rumah Rusak, 2 Luka-luka Gempa Sukabumi Terasa Hingga Jakarta SUKABUMI (HK) — Gempa berkekuatan 6,1 Skala Richter mengguncang Sukabumi, Senin (4/6) sore. Gempa ini terasa hingga dua provinsi lainnya, Jakarta dan Yogjakarta. Hingga pukul 22.30 WIB tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut. Namun 21 rumah dilaporkan rusak dan dua orang mengalami luka-luka yakni Imaliyah (6) dan Fitri (12). Kedua korban sudah dibawa ke puskesmas setempat untuk mendapatkan perawatan. Bencana alam ini membuat sejumlah warga baik di
Sukabumi maupun Jakarta dan Yogjakarta berhamburan ke luar ruangan, terutama yang berada di lantai dua ke atas. Getaran terasa keras hingga membuat kaca jendela bergetar.Sebagian warga mengaku atap seng rumahnya juga ikut mengeluarkan bunyi kuat. Beberapa ibu-ibu yang ketakutan memeluk anaknya dengan kuat. Bahkan ada yang berlarian mencari tempat yang lebih aman. “Tadi getaran terasa cukup lama. Kami panik dan
21 Rumah Bersambung ke hlm 7
Korupsi Hambalang Terkuak JAKARTA (HK) — Dugaan korupsi proyek pembangunan komplek olahraga terpadu di Hambalang, Bogor, Jawa Barat, mulai terkuak. Komisi Pemberantasan Korupsi mulai mencurigai adanya permainan dalam penunjukan perusahaan sub kontraktor dalam proyek tersebut. Perusahaan yang melakukan pekerjaan sub kontraktor diragukan kapasitas dan kemampuannya. Meski demikian, perusahaan sub kontraktor tersebut tetap diberi pekerjaan oleh salah satu kontraktor utama proyek Hambalang, yakni PT Adhi Karya, karena kedekatanya dengan politikus dan penguasa. Perusahaan sub kontraktor yang dicurigai KPK adalah PT Dutasari
Ciptalaras. Wakil Ketua KPK Busyro Mu-
qoddas mengakui, keraguan terhadap PT Dutasari Ciptalaras bukan tanpa alasan. "Itu kan disubkonkan.
Korupsi Hambalang Bersambung ke hlm 7
WISMA Atlet Senior di Pusat Pendidikan, Pelatihan dan Sekolah Olah Raga Nasional berdiri megah di Bukit Hambalang, Sentul, Bogor, Jawa Barat. Proyek senilai Rp1,2 trilun ini dikerjakan oleh PT Wijaya Karya dan PT Adhi Tb saat ini sedang disidik KPK karena banyak kejanggalan.
Pebalap Jepang Juara Etape I TdS Terbaik Ketiga Dunia
SAWAHLUNTO (HK) — Selain tampil sebagai pemenang pada etape I kelas individu Tour de Singkarak (TdS) 2012, Masakazu Ito, pebalap sepeda asal Jepang juga menyapu Green Jersey dan Yellow Jersey, untuk pembalap tercepat dan poin terbanyak. Masakazu meraih poin terbanyak pada etape yang menempuh rute Sawahlunto menuju Sijunjung dan kembali ke ‘Kota Arang tersebut. FADILLA JUSMAN/HALUAN KEPRI
PESERTA TdS 2012 saat melintasi Kelok “S” Sawahlunto dan juga ikon Kota Arang tersebut.
Pebalap Jepang Bersambung ke hl
HALUAN KEPRI SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI
CMYK
Jadwal Shalat Batam dan Sekitarnya Subuh
Dzuhur
Ashar
04:42
12:02
15:28
Magrib
18:08
Isya’
19:23
Keluarga Miskin Meningkat
Hal
9
Warga Tolak Rumah Bantuan
Hal
17
Alamiah ADA seorang Biksu tua yang melihat seekor kalajengking mengambang berputar-putar di air. Ia memutuskan untuk menolong kalajengking itu keluar dengan mengulurkan jarinya, tetapi kalajengking itu menyengatnya. Orang itu masih tetap berusaha mengel u a r k a n kalajengking itu keluar dari air, tetapi binatang itu lagi-lagi menyengat dia. Seorang pejalan kaki yang melihat kejadian itu mendekat dan melarang biksu tua itu menyelamatkan kalajengking yang terus saja menyengat orang yang mencoba menyelamatkannya. Tetapi orang India itu berkata, "Secara alamiah kalajengking itu menyengat. Secara alamiah saya ini mengasihi. Mengapa saya harus melepaskan naluri alamiah saya untuk mengasihi gara-gara kalajengking itu secara alamiah menyengat saya?" (ibc)