HaluanKepri 05Mar12

Page 1

CMYK Senin, 5 Maret 2012 12 Rabiul Akhir 1433 H TERBIT 24 HALAMAN NO 5/3 TAHUN KE 11 HARGA ECERAN Rp2.000,HARGA LANGGANAN Rp52.500,UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM

Website: www.haluankepri.com

2 Anggota Polisi Dibakar Warga ARA ANGKAR ALANGK AYA — Tidak terima motornya ditilang, dua AR ANGK PAL anggota Satlantas Polres Katingan, Kalimantan Tengah (Kalteng) dibakar salah seorang warga, Mn (25) di Pos Lantas Kerempangi, Palangkaraya, Minggu (4/3). Kedua polisi, Brigadir Wahyu dan Briptu M Sianipar mengalami luka bakar di wajah dan leher. Keduanya kini dirawat di RS Bhayangkara, Palangkaraya. Informasi di lapangan, kejadian ini berawal saat kedua polisi itu tengah bertugas di Pos Lantas tersebut sekitar pukul 07.00 WIB. Mn lalu, mendatangi Pos untuk mengambil kendaraan roda dua yang terjaring razia polisi, Sabtu (3/3) lalu.

"Pelaku (Mn) datang ke Poslantas mau mengambil kendaraan roda dua yang diamankan karena dikenakan sanksi tilang," kata Kabid Humas Polda Kalteng, AKBP Pambudi Rahayu, Minggu (4/3).

Sehari sebelumnya, satuan gabungan dari Polres Katingan, Sabtu (3/3) malam menggelar kegiatan rutin pemeriksaan surat-surat kendaraan bermotor, menyusul maraknya angka kasus curanmor di wilayah hukum Polres Katingan. Kendaraan roda dua milik Mn, ikut terjaring lantaran tidak bisa menunjukan surat-suratnya. Sebagai jaminan, petugas kemudian menahan motor Mn dan memberikan surat tilang. Menurut Pambudi, saat Mn tiba di Pos, kedua petugas itu menyampaikan kepada pelaku bahwa pengambilan kendaraan yang dikenai sanksi tilang harus melalui serangkaian 2 Anggota Bersambung ke hlm 7

Calo Paspor “Dirawat” Oknum Imigrasi Batam Indonesia Lumat Filipina 3-0

B A T A M — Keberadaan calo paspor di Kantor Imigrasi Kelas IA Batam bak tanaman diberi pupuk. Para calo ini diduga "dirawat" oleh oknum pegawai Imigrasi. Pasalnya, dari aksi mereka itu ikut mendatangkan pendapatan sampingan bagi oknum pegawai. Pengamatan koran ini selama dua hari, KamisJumat (1-2/3) di Kantor Imigrasi Kelas IA Batam, sejak pukul 07.00 WIB, sudah ada calo yang datang. Begitu juga warga yang ingin mengambil nomor antrean mengurus paspor. Seiring bergulirnya

Tantang Vietnam di Semifinal BAND ARSERIBEGA W A N — TimDA AW nas Indonesia akhirnya sukses melangkah ke babak semifinal Hassanal Bolkiah Trofi 2012 usai menekuk Filipina dengan skor telak 3-0. Garuda Muda menghadapi Filipina dalam pertandingan terakhir Grup A yang dihelat di Stadion Hassanal Bolkiah, Minggu (4/3) malam. Indonesia langsung tampil agresif sejak peluit pertandingan dibunyikan. Pola umpan-umpan silang mengandalkan tusukan dari sayap menjadi andalan timnas membongkar pertahanan Filipina. Namun, kondisi lapangan yang licin dan becek akibat terguyur hujan dan pertahanan berlapis yang diusung Filipina membuat Indonesia kesulitan menembus kotak 16 besar. Baru tujuh menit laga berjalan, Indonesia langsung mengancam. Umpan silang Samsul Arifin disambut

Andik

Mengurai Cinta

Bersambung ke hlm 7

Bersambung ke hlm 7

J A K A R T A — Kendati dalam moratorium CPNS masih diberikan kesempatan kepada daerah untuk melaksanakan penerimaan pegawai baru, namun hal itu sulit direalisasikan. Pasalnya, anggaran untuk CPNS baru belum disiapkan pemerintah. "Yang sudah ada anggarannya hanya honorer tertinggal. Karena sesuai kesepakan pemerintah dengan DPR, honorer

Bersambung ke hlm 7

Mengurai Cinta

Calo Paspor

TUNDRA/HALUAN KEPRI

SEJUMLAH warga antre saat mengurus paspor di Kantor Imigrasi Batam, Batam Centre, Jumat (2/3).

Penerimaan Pegawai Khusus Honorer

Indonesia Lumat

WAJAHNYA kehitaman. Wajahnya pun jauh dari cantik. Usianya tak bisa lagi dibilang muda. Waktu pertama kali masuk ke rumah perempuan itu, hampir saja lelaki itu percaya ia berada di rumah hantu. Lelaki tampan itu pun sejenak ragu. Sanggupkah ia menjalani keputusannya? Tapi ia segera kembali pada tekadnya. Ia sudah memutuskan untuk menikahi dan mencintai perempuan itu. Apapun risikonya. Suatu saat perempuan itu berkata padanya,“Ini emas-emasku yang sudah lama

waktu, jumlah para calo yang datang semakin bertambah pula. Begitu juga dengan pemohon paspor. Di antara orang berpakaian sipil atau yang acap disebut calo itu, ada yang mengenakan tanda pengenal (badge). Meski ada yang mengenakan tanda pengenal dan sebagian lainnya tidak, namun mereka tetap membaur. "Kalau yang pakai kartu pengenal bisa langsung masuk ke ruangan petugas. Kalau seperti kami, tidak boleh masuk," kata Jm, salah seorang calo di kantor tersebut, Kamis (1/3).

tertinggal diangkat 2012. Kalau lainnya, belum dianggarkan pemerintah," ungkap Asisten Deputi SDM bidang Aparatur Kementerian PAN & RB Nurhayati yang dihubungi, Minggu (4/3). Di dalam surat keputusan bersama tentang moratorium CPNS, sebut Nurhayati, yang dikecualikan adalah tenaga kesehatan (dokter, bidan, perawat), tenaga pendidik (guru), kebutuhan mendesak (sipir, anak buah kapal, dan lain-lain), serta honorer tertinggal. Menurut Nur, Pemda juga harus menunggu beberapa hal dituntaskan.

Tantang Balik KPI MARISSA Nasution minta Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) mempertimbangkan banyak hal sebelum menegur artis yang dianggap v u l g a r. Pasalnya,

Tantang Balik Bersambung ke hlm 7

Penerimaan Pegawai Bersambung ke hlm 7

Bupati Kampar Pukul Dosen K A M PPAR AR — Bupati Kampar, Jefri Noer diduga melakukan penganiayaan terhadap Yusrizal, dosen STIE Persada Bunda, Riau, Minggu (4/3). Bupati yang sebelumnya pernah lengser akibat menghina guru, saat ini telah dilaporkan ke Polda Riau. Dugaan pemukulan terjadi sekitar pukul 09.00 WIB. Saat itu Yusrizal ditegur oleh ma- Jefri Noer hasiswanya yakni Jefri Noer di

Kampus yang terletak di jalan Diponegoro, Pekanbaru. Jefri mengaku kesal atas nilai mata kuliahnya yakni Hukum Adat tidak kunjung dikeluarkan oleh sang dosen pengajarnya. Padahal ia sudah mau menyusun skripsi. Hal inilah merupakan pangkal keributan hingga terjadi pemukulan. Jefri Noer, politisi dari Partai Demokrat (PD) ketika dikon-

firmasi membantah melakukan penganiayaan terhadap dosennya tersebut. "Jangankan memukulkan, menjentiknya saya tidak ada," sanggah Jefri Noer, Minggu (4/3). Dia menceritakan, pagi itu dia menemui Yusrizal di kantin kampus Persada Bunda. Saat ini, Jefri mengaku menanyakan nilai ujian mata kuliah Bupati Kampar Bersambung ke hlm 7

Tarman Bsc Marissa Nasution

Di antaranya menunggu penataan pegawai dengan disertai analisis jabatan (anjab) dan beban kerja. Selain itu, belanja pegawai dari APBD harus di bawah 50 persen. Selanjutnya anjab akan dibawa ke Wakil Presiden Boediono untuk dibahas lebih lanjut. "Sebagai ketua tim reformasi birokrasi nasional, Wapres akan menentukan apakah ada penerimaan pegawai baru lagi (selain

Direktur Utama Avava Group Internasional

Bangkit di Tengah Krisis Moneter ADAAN KEBERAD AAN Plaza Tanjung Pantun di kawasan AD KEBER Jodoh, Kota Batam belakangan ini tidak lagi rapi dan tertata seperti belasan tahun lalu. Kini kawasan yang dikenal masyarakat kala itu sebagai pusat pasarnya Kota Batam jauh dari harapan. Dengan kondisi pasar Tanjung Pantun yang terlihat semrawut dan tidak tertata sudah sekian tahun, tentu berdampak terhadap roda perekonomian ratusan pedagang di sana. Hal inilah yang selalu terfikir oleh pihak pengelola Pasar Tanjung Pantun. Bagi Tarman BSc (Hons), Direktur Utama Avava Group Internasional termasuk juga pemilik Plaza Tanjung Pantun di kawasan Jodoh, kondisi pasar yang

semrawut itu tidak membuat ia patah arang untuk membenahi persoalan itu ke depannya. Begitu banyak usaha yang telah dirintis orang tuanya sejak tahun 90-an silam ia tetap bertekad memajukan usaha keluarganya. Ia selalu termotivasi untuk mengembangkan serta merelokasi bisnisnya meski di tengah terpaan krisis moneter kala itu. Bahkan tidak jarang Tarman terbentur

dengan berbagai persoalan menyangkut bisnisnya di Batam ini. Salah satu alasan tersebut adalah minimnya pengalaman untuk memajukan usahausaha tersebut. Sejumlah usaha yang terus Tarman dirintisnya seperti mal, pasar, rumah makan, pengelolaan apartemen Ramayana dan pabrik arang di Tanjung Uncang saat ini merupakan bisnis menjanjikan. Bangkit di Bersambung ke hlm 7

HALUAN KEPRI SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI

CMYK

Pemda Harus Berani

Hal

9

Sani: Wajib Sekolah dan Kuliah

Hal

17

Jadwal Shalat Batam dan Sekitarnya Subuh

Dzuhur

Ashar

Magrib

Isya’

04.55

12.15

15.27

18.18

19.27


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
HaluanKepri 05Mar12 by PT. Kepri Sijori Mandiri - Issuu