CMYK
TERBIT SEJAK 19 4 8
Jumat, 7 Oktober 2011 - 9 Dzulkaidah 1432 H Edisi 3691
Harga Eceran Rp 2.000,-/ Harga Langganan Rp. 52.500,-(Luar Kota) + Ongkos Kirim
www.haluankepri.com
Jadwal Shalat Batam dan Sekitarnya Subuh
Dzuhur
Ashar
Magrib
Isya’
04.39
11.59
15.00
18.03
19.11
TUMPUKAN SAMPAH — Tumpukan sampah tidak hanya bisa ditemui di permukiman warga dan jalanjalan Kota Batam, tetapi juga persis di depan Kantor Walikota Batam. Seperti terlihat Kamis (6/10), sampah meluber hingga keluar tempat penampungan sampah sementara yang terletak di Dataran Engku Putri, tepat di depan Kantor Walikota Batam, karena sudah lama tidak diangkut.
Sani Lepas JCH Kepri BATAM — Gubernur Provinsi Kepri H Muhammad Sani melepas keberangkatan 449 jemaah calon haji (JCH) asal Provinsi Kepri yang tergabung dalam Kelompok Terbang (Kloter) 5 Embarkasi Batam, Kamis (6/10) pukul 05.45 WIB. 449 JCH itu terdiri dari 230 JCH Kota Batam, 143 JCH Karimun, 54 JCH Natuna, 17 JCH Anambas dan 5 petugas kloter. Dalam kloter ini, Wan Halijah Binti Wan Sahari (88) tercatat sebagai JCH tertua dan JCH termuda atas nama Wiwiyanti Binti Wahin Wahab (28). Keduanya berasal dari Natuna. Acara pelepasan yang berlangsung di Aula Arafah 2 Asrama Haji Batam Center tersebut antara lain dihadiri Walikota Batam Ahmad Dahlan, Ketua Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Embarkasi Batam Razali Jaya, dan sejumlah pejabat Provinsi Kepri, Batam, Karimun, Natuna dan Anambas. Kepada para JCH, Sani mengucapkan selamat menunaikan ibadah haji dan berpesan agar selama berada di Tanah Suci selalu mengedepankan rasa kebersamaan dan kekeluargaan. Hal ini penting guna mendukung pelaksanaan kegiatan ibadah haji dan tentunya akan memberikan manfaat bagi para jemaah. "Selamat melaksanakan ibadah haji dan selamat kembali. Setelah kembali dari Tanah Suci nanti hendakSani Lepas
hal.7
CECEP/HALUAN KEPRI
Kader Kena Reshuffle, Kontrak Rahasia Dibuka
PKS Ancam SBY ISTIMEWA
GUBERNUR Kepri HM Sani (kanan) dan Ketua DPRD Kepri Nur Syafriadi melepas rombongan JCH Kepri, Kamis (6/10) , di Asrama Haji Batam, Batam Centre.
TA — Partai Keadilan Sejahtera (PKS) AR JAK ART AKAR mengancam akan membeberkan kontrak khusus dengan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) kepada publik jika ada kadernya di Kabinet Indonesia Bersatu (KIB) II terkena reshuffle. "Isi kontraknya, kalau ada reshuffle, akan kita buka," kata
Sekretaris Jenderal PKS Anis Matta di Gedung DPR, Sena-
yan, Jakarta, Kamis (6/10). Di KIB II, PKS memiliki empat menteri, yakni Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Tifatul Sembiring, Menteri Pertanian (Mentan) Suswono, Menteri Sosial (Mensos) Salim Segaf AlJufri, dan Menteri Riset dan Teknologi (Menristek) Suhar-
na Surapranata. Anis mengatakan, hanya PKS yang memiliki kontrak khusus dengan SBY di luar kontrak koalisi. Oleh kerena itu, PKS optimistis jika tidak ada kadernya yang dilengserkan dari kabinet. Namun, jika PKS Ancam
hal.7
Kadin Usulkan BC Dilebur ke BP Batam
Kylie Minogue
Doktor Kehormatan PENYANYI Kylie Minogue menerima gelar doktor honoris causa (HC) atau doktor kehormatan dari Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Anglia Ruskin, Inggris. Kylie diberikan gelar tersebut karena dianggap berjasa atas kepeduliannya terhadap masalah kanker payudara. Pada 2005 lalu, pelantun Spending Around ini berjuang melawan penyakit tersebut dan menjalani program kemoterapi. Doktor Kehormatan
hal.7
BATAM — Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Provinsi Kepri mengusulkan agar Bea Cukai (BC) dileburkan ke dalam BP Batam khusus untuk wilayah FTZ, sedangkan wilayah pabean tetap mengacu pada BC. Menanggapinya, Gubernur Kepri HM Sani yang juga
Ketua Dewan Kawasan FTZ Batam, Bintan dan Karimun (BBK) menyatakan usulan itu impossible (tidak mungkin) dipenuhi. Usulan peleburan BC ke dalam BP Batam tersebut disampaikan Ketua Kadin Provinsi Kepri Johannes Kennedy Arito-
nang dalam Rapat Pimpinan Kadin Provinsi Kepri di Hotel Vista, Batam, Kamis (6/10). Johannes mengusulkan peleburan BC ke dalam BP Batam tersebut sebagai bentuk optimalisasi sektor kapabeanan. Ada empat hal yang diusulkan Johannes Kennedy untuk
mengoptimalkan sektor kepabeanan dalam rangka mendukung penerapan FTZ BBK. Pertama, meminta pemerintah pusat untuk melimpahkan kewenangan sejumlah perizinan ke BP Batam, yang meliputi la-
Obituari Pendiri Apple, Steve Jobs
'Saya Bukan Hamba Uang' CALIFORNIA — Kepuasan kerja sejati tidak terletak pada uang yang dijanjikan tetapi pada pengembangan diri untuk terus memperbaiki kualitas sumber daya sebagai bekal yang tidak terseret inflasi seiring perkembangan waktu. Petikan kutipan di atas pernah disampaikan oleh Steve Jobs untuk menggambarkan keinginannya yang tak pernah padam memberikan inspirasi bagi orang lain soal rahasia kepuasan dan kesuksesan kerja
sebelum ajal menjemputnya pada usia 56 tahun, Rabu (5/10) waktu Amerika Serikat (AS) atau Kamis pagi WIB. "Saya dihargai dengan bayaran hingga 1 juta dolar AS pada usia 23 dan lebih dari 10 juta
dolar AS pada usia 24, bahkan lebih dari 100 juta dolar AS pada usia 25. Tetapi kenyataan ini tidak menjadi penting karena saya tidak menaruh fokus perhatian saya pada uang yang saya terima," ujar pendiri dan mantan Chief Executive Officer (CEO) Apple Inc, perusahaan raksasa teknologi komputer AS, itu suatu ketika. "Apa yang saya lakukan bukan memberikan kemudahan bagi orang lain tetapi membuat mereka menjadi lebih baik,"
HALUAN KEPRI SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI
CMYK
Kadin Usulkan
Ketua DPR Usulkan Sumpah Pocong JAKARTA — Ketua DPR Marzuki Alie mengusulkan agar dilakukan sumpah pocong jika publik sulit mempercayai proses hukum untuk mengetahui mana yang benar dan mana Marzuki Alie yang berbohong. "Kalau proses hukum sulit percaya, saya usulkan lakukan sumpah pocong saja dan meminta hukum Allah yang berlaku," kata Marzuki Alie di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Kamis (6/10). Marzuki mengatakan hal itu
hal.7
Ketua DPR
pesan Steve yang menilai pengembangan kualitas diri sebagai prioritas kepuasan kerja tak hanya berdampak pada diri sendiri tetapi juga orang lain. "Waktu kalian terbatas, jadi jangan habiskan hidup ini dengan semata bergantung pada pandangan orang lain. Jangan terperangkap dengan dogma yang hanya berisi pemikiran orang lain. Jangan biarkan kebisingan akan pendapat orang lain menenggelamkan buah pikiran pribadi ka-
'Saya Bukan
hal.7
Steve Jobs
hal.7