CMYK Website HMG: www.haluanmedia.com
Selasa,
13 November 2012
27 Dzulhijjah 1433 H TERBIT 24 HALAMAN NO 13/11 TAHUN KE 11 Website: www.haluankepri.com
HARGA ECERAN Rp2.000,- HARGA LANGGANAN Rp52.500,- UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM
Ada Ketua Fraksi Korupsi APBN JAKARTA (HK) — Setelah Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan, kini giliran Sekretaris Kabinet Dipo Alam yang menyerang DPR RI. Ia membuat pengakuan mengejutkan dengan menyebut ada ketua fraksi di DPR yang terlibat dalam korupsi APBN. Ketua fraksi tersebut, kata Dipo, bertugas menciptakan program serta meDipo Alam ngamankan alokasi anggaran yang sudah digelembungkan agar disetujui DPR. Hal itu diungkap Dipo saat jumpa pers di kantornya di Kompleks Istana Negara, Jakarta, Senin (11/11). Dipo mengklaim Giliran Dipo hal itu berdasarkan laAlam Serang DPR poran dari pegawai negeri sipil (PNS) menyusul surat edaran Nomor 542 terkait pencegahan praktik kongkalikong anggaran di instansi pemerintah. Menurut dia, laporan PNS tersebut disertai bukti. Tak disebutkan apakah sudah dilakukan klarifikasi atas bukti-bukti tersebut. Dipo menjelaskan, sejak awal penyusunan anggaran di kementerian, sudah dilakukan penggelembungan anggaran oleh pejabat struktural yang merupakan susupan parpol. Ketika usulan anggaran itu dibahas di DPR, kata dia, usulan akan diamankan oleh ketua fraksi. Pada saat lelang pengadaan barang dan jasa dari proyek, lanjut dia, panitia lelang akan mengatur agar perusahaan tertentu memenangkan tender. "Panitia lelang merupakan susupan kader partai atau pejabat yang sudah dikendalikan oleh
Ada Ketua Bersambung ke hlm 7
BC Lepas Segel
Hal
9
PU Ancam Pidanakan...
Hal
17
Cinta Kalau dan Cinta Walaupun
Pesawat Tanpa Awak Jatuh di Bintan BINTAN (HK) — Sebuah pesawat tanpa awak yang diduga sedang melakukan pengintaian jatuh di Perairan Pulau Pucung, Desa Malang Rapat, Kecamatan Gunung Kijang, Bintan, Senin (12/11) pagi. Orang pertamakali yang melihat langsung pesawat layang itu jatuh adalah nelayan setempat. Pesawat tanpa awak tersebut memiliki ukuran panjang sekitar 2,5 meter dan lebar 2 meter. Badan pesawat berwarna merah dan di bagian ekornya terdapat tulisan 'Meggit'. Di bagian badan pesawat juga terlihat angka '5498'. Sedangkan sayap pesawat yang berwarna kuning ada tulisan 'Banshee', 'Target Drone' dengan ukuran cukup mencolok, serta ada tulisan lain 'No Hand' sebanyak empat buah. Selain itu, pada bagian belakang pesawat terdapat baling-baling. Sedangkan di bagian moncong pesawat terlihat berwarna hitam. Di badan pesawat juga dilengkapi parasut dan antena/transmitter. Menurut Mustafa, Ketua RT 03 RW 02 Desa Malang Rapat, nelayan yang pertamakali melihat pesawat tanpa
Pesawat Tanpa Bersambung ke hlm 7 SUTANA/HALUAN KEPRI
PENEMUAN PESAWAT — Danlanud Tanjungpinang Letkol Penerbang MJ Hanafie memberi keterangan terkait ditemukannya pesawat tanpa awak oleh nelayan di Bintan, Senin (12/11), di Markas Lanud Tanjungpinang. Pesawat tersebut dipastikan bukan jenis pesawat pengintai atau mata-mata.
Buruh-Satpol PP Adu Pukul Pembahasan KHL Batam Buntu
Aku cinta orang tua ku, kalau mereka baik2 saja, sehat2 senantiasa, tidak rewel dan menyenangkan. Aku cinta pasangan ku, kalau dia selalu baik, mengerti aku, perhatian, sayang, dan sebagainya. Aku cinta teman-temanku, kalau mereka selalu hadir pada saat-saat dibutuhkan, mereka dapat diandalkan. Dalam kehidupan kita sehari-hari,
Cinta Kalau Bersambung ke hlm 7 CECEP/HALUAN KEPRI
RATUSAN buruh di Kota Batam bereaksi setelah mengetahui ada rekannya dipukuli Satpol PP, saat pembahasan Kebutuhan Hidup Layak (KHL), Senin (12/11).
Asmirandah
Indonesia Harus Protes Keras
Akui Punya Pacar JAKARTA HK) — Pesinetron dan bintang film Asmirandah akhirnya mengakui telah menjalin kasih dengan aktor Jonas Rivanno. Lewat akun Twitter-nya ia mengakui memang memiliki hubungan spesial dengan lawan mainnya di sinetron 'Kemilau Cinta Kamila' itu. Andah, sapaan akrabnya, memang belum memberikan klarifikasi secara terbuka soal kisah asmaranya dengan Jonas. Namun sosok Jonas sebenarnya bukanlah orang baru dalam kehidupan Andah.
BATAM (HK) — Pembahasan nilai Kebutuhan Hidup Layak (KHL) Kota Batam di Kantor Walikota Batam, Senin (12/11) berujung ricuh. Beberapa orang buruh dan Satuan Polisi Pamong Praja terlibat adu pukul. Korban pemukulan kesemuanya dari kubu buruh.
Kasus Pemerkosaan TKI oleh Polisi Malaysia
Muhaimin
Rieke
JAKARTA (HK) — Meski Pemerintah Malaysia sudah menyelidiki dan menahan tiga polisi yang diduga telah memperkosa tenaga kerja Indonesia (TKI), namun Pemerintah Indonesia didesak tetap melakukan protes keras. Pemerintah Indonesia juga diminta mengawal dan membentuk tim investigasi untuk memastikan pelaku kejahatan dihukum sesuai perbuatannya.
"Pemerintah Indonesia harus mengirimkan nota diplomatik, sebagai respon kekejaman dan ketidakadiTantowi lan yang menimpa tenaga kerja Indonesia di Malaysia," kata anggota Komisi Tenaga Kerja DPR, Rieke Diah Pitaloka, Senin (12/11). Tak hanya itu, politisi PDIP yang ikut mencalonkan diri sebagai calon Gubernur Provinsi Jawa Barat itu juga meminta pemerintah meninjau ulang nota kesepahaman (MoU) dengan Malaysia terutama tentang tenaga kerja yang bekerja di sektor domestik. "MoU tidak
signifikan mengurangi masalah TKI," imbuhnya. Anggota DPR lainnya, Poempida Hidayatullah mendukung langkah Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi yang akan memanggil Duta Besar Indonesia di Kuala Lumpur, Malaysia. Politikus Golongan Karya ini juga mengusulkan kepada Kementerian Luar Negeri agar memulangkan Dubes Malaysia. "Ini sebagai wujud protes keras kita kepada otoritas Malaysia," ucapnya. Sementara itu, anggota Panitia Khusus Rancangan UndangUndang Perlindungan Pekerja In-
Oleh: Taslimahuddin, Liputan Batam Sedikitnya dilaporkan ada empat orang buruh yang menjadi korban kekerasan yang dilakukan petugas Satpol PP Pemko Batam tersebut. Mereka adalah Andre, Arif, Ucok dan Muktarom. Andre menderita luka di bagian bibir, Arif bagian leher, Ucok benjol di bagian kepala dan Muktarom mengalami luka pukul di bagian muka, jidatnya benjol, dan mulutnya mengeluarkan darah. Tak hanya dipukul, beberapa orang buruh juga mendapat pukulan dengan rotan yang dilayangkan pe-
tugas Satpol PP. Buruh juga ada yang sengaja ditendang dan diinjak. Ferdi, salah seorang buruh menceritakan, pemicu keributan terjadi sekitar pukul 12.30 WIB saat dua rekan buruh wanita, Ade dan Fitri hendak menggunakan lift untuk mengantarkan nasi bagi ratusan rekan-rekannya yang sedari pagi sudah berada di lantai IV Kantor Walikota. Namun, sesampai di depan lift, keduanya dicegat oleh beberapa orang Satpol PP dengan alasan ruangan di atas
Buruh-Satpol Bersambung ke hlm 7
Wali Band Hibur Warga Batam BATAM (HK) — Ribuan warga Batam memadati Dataran Engku Putri, menyaksikan penampilan Wali Band, Senin (12/12). Wali Band hadir di kota ini memenuhi undangan Pemko Batam dalam rangka menyambut HUT Kota Batam ke-183 yang jatuh pada 18 Desember, serta menyambut Tahun Baru Islam, 1 Muharram 1434 Hijriah. Para Wali, sebutan bagi fans grup Wali Band sudah mulai memadati Dataran Engku Putri sejak pukul 19.00 WIB. Namun baru dua jam setelah itu grup band yang terbentuk tahun 1999
Indonesia Harus
Wali Band
Bersambung ke hlm 7
Bersambung ke hlm 7
Faank
Kostum Timnas dari Plastik Daur Ulang
Akui Punya Bersambung ke hlm 7
JAKARTA (HK) — Setelah dua tahun bertahan menggunakan jersey lama semenjak Piala AFF 2010 lalu, Tim nasional Indonesia resmi me-launching jersey terbaru yang akan digunakan para pemain pada Piala AFF yang akan dihelat pada 24 November mendatang.
NET
BAMBANG Pamungkas dan beberapa pemain Timnas Indonesia memperagakan kostum baru yang akan digunakan, Senin (12/11).
Menariknya, jersey tersebut menggunakan teknologi terbaru Nike, yaitu 100 persen bahan daur ulang polyester dan material lainnya dengan mengusung "My Time is Now". bahan yang digunakan untuk ce-
lana seragam terbuat dari 100 % polyster yang didaur ulang. Sementara bahan kaus terbuat dari 96 % polyster yang didaur ulang. Setiap
Kostum Timnas Bersambung ke hlm 7
HALUAN KEPRI SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI
CMYK
Editor: Andi, Layouter: Hendri Agustian