HaluanKepri 19feb13-

Page 1

CMYK Website: www.haluankepri.com

Website: www.haluanmedia.com

Selasa, 19 Februari 2013 8 Rabiul Akhir1434 H TERBIT 24 HALAMAN NO 19/2 TAHUN KE 12 0 8 1 2 7 5 3 3 2 0 0 9

HARGA ECERAN Rp2.000,- HARGA LANGGANAN Rp52.500,- UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM

email: haluan_h@rocketmail.com

Ribuan Ayam Flu Burung Dimusnahkan BATAM (HK)- Pemerintah Kota Batam memusnahkan ribuan ayam milik warga Kelurahan Air Raja, Kecamatan Galang, Batam yang beberapa waktu lalu diketahui mati mendadak karena terserang flu burung. Pemusnahan ribuan ayam tersebut dilakukan dengan cara dibakar di sebuah lubang besar. Pemusnahan ayam yang terna virus H5N1 itu dilaksanakan di Kelurahan Air Raja, Senin (18/2). Ikut menyaksikan proses pemusnahan hewan tersebit Wakil Walikota Batam Rudi. "Dalam dua hari ke depan, dua ribuan ayam yang tersisa di Air Raja akan dimusnahkan. Pemusnahannya bertahap, hari ini, nanti malam, besok. Pokoknya sampai habis semua.

Dosen UK Batal Bakar Diri KARIMUN (HK) — Aksi bakar diri yang hendak dilakukan Fitra Taufik, dosen Ilmu Adminsitrasi Negara di Universitas Karimun (UK), Provinsi Kepri, Senin (18/2) batal dilakukannya. Itu terjadi setelah Kapolres Karimun AKBP Dwi Suryo Cahyono berhasil melunakkan hati Fitra.

Ribuan Ayam Hal 7

Abdul Gani

MUSNAHKAN AYAM — Petugas Dinas Kelautan, Perikanan, Pertanian dan Kehutanan dan Dinas Kesehatan Kota Batam memusnahkan ribuan ayam di Desa Air Raja, Kecamatan Galang, Batam, Senin (18/1). Pemusnahan itu terkait merebaknya virus H5N1 (flu burung) di kota ini sejak Desember 2012 lalu.

Liputan Karimun Sesuai rencana, Fitra memang menggelar aksi tunggalnya untuk membakar diri di Kampus UK, kemarin. Rencana nekat salah satu dosen UK, itu bahkan sudah disampaikannya kepada kalangan akademisi UK dan wartawan, beberapa waktu lalu. Aksi nekat tersebut sebagai bentuk protes Fitra terhadap kepemimpinan Abdul Latif, Rektor UK. Fitra menuntut evaluasi total terhadap kinerja Abdul Latif. "Untung Pak Kapolres Karimun datang ke kampus, kalau tidak mungkin kejadian (aksi bakar diri, red)," kata salah seorang mahasiswa UK. Kapolres Karimun AKBP Dwi Suryo Cahyono datang ke kampus UK tepat pada saat Fitra hendak melakukan aksinya. Ia sempat beberapa saat berdialog dengan Fitra. "Mas (Fitra, red) saya tidak mau warga saya ada yang bakar diri, saya ditelepon oleh Kapolda dari tadi malam untuk mengamankan hal ini. Mohon dibatalkan niatnya mas, tolong ya mas," ujar Dwi Suryo kepada Fitra.

Fitra Taufik

CECEP/ HALUAN KEPRI

Dosen UK Hal 7

Kepsek di Natuna Terancam Dimutasi

Mentan Akui Pertemuan di Medan Kasus Impor Sapi

RANAI (HK) — Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Natuna, Provinsi Kepri akan memberikan sanksi tegas kepada kepala sekolah jika anak didiknya tidak lulus 100 persen pada ujian nasional (UN) tahun 2013 nanti. Jika Siswa Tak Lulus "Benar, tahun ini kita akan UN 100 Persen berlakukan sistem pemberian sanksi bagi kepala sekolah yang siswanya tidak lulus 100 persen pada UN tahun ini" ujar Kepala Bidang Pendidikan Menengah Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Natuna Kaharuddin, Senin (18/2). Kepsek di Hal 7 NET

MENTERI Pertanian Suswono diperiksa Komisi Pemberantasan Korupsi terkait kasus kuota impor sapi, Senin (18/2).

Supir Angkot Geruduk SPBU

Hal

9

Hanura Batam Kota Bidik 3 Kursi

Hal

14

Sidang Gugatan Djodi Ditunda

Hal

17

JAKARTA (HK) — Menteri Pertanian Suswono mengakui adanya pertemuan di Medan, Sumatera Utara. Pertemuan itu melibatkan tersangka kasus dugaan korupsi kuota impor daging sapi, Luthfi Hasan Ishaaq dan Ahmad Fat-

hanah, serta Direkur Utama PT Indoguna Utama Mari Elisabeth Liman, dan pengusaha Elda D Adiningrat. Sebelumnya, Suswono mengaku tak pernah melakukan pertemuan atau rapat dengan Ketua Asosiasi Benih Indonesia Elda

Adu Efisiensi Menghargai Waktu TIDAK ada harga atas waktu, tapi waktu sangat berharga. Memiliki waktu tidak menjadikan kita kaya, tetapi menggunakannya dengan baik adalah sumber dari semua kekayaan. Waktu mengubah semua hal, kecuali kita. Kita mungkin menua dengan berjalanannya waktu, tetapi belum tentu membijak. Kitalah yang harus mengubah diri kita sendiri. (mro)

LONDON (HK) — Arsenal akan berhadapan dengan raksasa Bundesliga, Bayern Munich pada putaran pertama Liga Champions, Rabu (20/2) dinihari WIB.

D Adiningrat di Medan. "Ya benar (pertemuan itu), intinya saya sudah jelaskan apa adanya," kata Suswono di Gedung KPK, Jakarta, Senin (18/2), seusai diperiksa Komisi Pemberantasan Korupsi. Suswono diperiksa sebagai saksi terkait penyidikan kasus dugaan korupsi kuota impor daging sapi selama hampir tujuh jam. Suswono mengakui, ihwal pertemuan di Medan itu termasuk materi pertanyaan yang diajukan penyidik KPK kepadanya. Namun, Suswono menegaskan kalau pertemuan itu tidak berkaitan dengan kasus impor sapi yang menjerat rekan separtainya, Luthfi Hasan Ishaaq. "Jadi tidak ada terkait langsung dengan saya," imbuh Suswono. Petinggi Partai Keadilan Sejahtera ini mengaku diperiksa KPK sebagai saksi bagi empat tersangka, yakni Luthfi, Ahmad Fathanah, serta dua direktur PT

Kapal Angkut Sembako Tenggelam di Perairan Anambas ANAMBAS (HK) — Kapal Layar Motor (KLM) Nusa Indah I, kapal kayu yang biasanya mengangkut barang kebutuhan pokok masyarakat tenggelam di perairan Pulau Ritan atau Ripung, Kecamatan Siantan Selatan, Kabupaten Anambas, sekitar 70 mil dari Tarempa, Minggu (17/2) pukul 17.00 WIB. Sekru kapal selabanyak 8 orang sil dievakuasi mat dan berhaKijang, Bintan. oleh nelayan ke Indah I, pada KLM Nusa dang melakuhari naas itu sedari Tanjungkan pelayaran rempa, Anampinang ke Talah barang yang bas. Ada sejumtersebut, di andibawa kapal sembako serta taranya semen, motor merek satu unit sepeda Yamaha Scorpio. Informasi yang dihimpun Haluan Kepri, penyebab tenggelamnya KLM Nusa Indah I, karena pecahnya papan dinding samping kanal kapal akibat dihantam ombak. Namun, informasi lain menyebut bahwa kapal tersebut sudah tidak layak

Mentan Akui Hal 7

Kapal Angkut Hal 7

Cynthiara Alona Arsenal vs Bayern Munich Rabu (20/2) Pkl. 02.45 WIB

Terancam 5 Tahun Penjara JAKARTA (HK) — Artis seksi Cynthiara Alona terancam hukuman 5 tahun penjara karena paspor palsu. "Kasusnya sudah disidangkan di pengadilan Tangerang," kata Kepala Kantor Imigrasi Kelas I Khusus Soekarno Hatta, Effendy B. Peranginangin, Senin (18/2). "Kalau tidak salah sudah masuk sidang kedua," imbuhnya. Kepala Bidang Pengawasan dan Penindakan Keimigrasian, Husni Thamrin, menegaskan, Alona diancaman hukuman kurungan penjara 5 tahun.

Kedua tim baru bertemu sebanyak empat kali di Liga Champions, dimana Arsenal hanya meraih satu kemenangan, satu kali seri dan dua kali menelan kekalahan dari Bayern Munchen. Pertemuan terakhir mereka Maret 2005 lalu, Arsenal meraih kemenangan tipis 1-0. Ada fakta menarik dari empat pertemuan terdahulu kedua tim. Dalam empat kesempatan itu, peran striker selalu menonjol. Buktinya, dari sepuluh gol yang tercipta, enam di antaranya dijapara ringkan

Terancam 5 Hal 7

Adu Efisiensi Hal 7

HALUAN KEPRI SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI

CMYK

Editor: M Syahdan, Layouter: Dieky Saputra


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.