CMYK
TERBIT SEJAK 19 4 8
Senin, 25 April 2011 - 23 Jumadil awal 1432 H Edisi 3541
Harga Eceran Rp 2.000,-/ Harga Langganan Rp. 52.500,-(Luar Kota) + Ongkos Kirim
www.haluankepri.com
19.924 Siswa SLTP se-Kepri Ikuti UN
Abaikan SMS Kunci Jawaban TANJUNGPIN ANG — ANJUNGPINANG Sebanyak 19.924 siswa Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama (SLTP) seProvinsi Kepri hari ini, Senin (25/4) mengikuti Ujian Nasional (UN). Dinas Pendidikan Provinsi Kepri mengimbau para peserta UN mengabaikan dan tidak terpengaruh SMS (pesan singkat) kunci jawaban yang mungkin saja beredar di kalangan siswa.
ANTARA
KAPAL VIETNAM — Empat kapal berbendera Vietnam yang disita bersandar di dermaga Stasiun Pengawasan Pengendalian Sumber Daya Kelautan dan Perikanan (P2SDKP), Sungai Rengas, Kabupaten Kubu Raya, Kalbar, Minggu (24/4). Sebanyak lima kapal asal Vietnam dan 45 Anak Buah Kapal (ABK) berhasil diamankan oleh KP Hiu 004 dan KP Hiu 010 milik Kementerian Kelautan dan Perikanan, saat sedang menangkap ikan di kawasan Zona Ekonomi Ekslusif (ZEE) Perairan Natuna.
5 Kapal Vietnam Ditangkap di Natuna
Kisi
Zivanna Letisha
Suka yang Mancung JAKARTA — Zivanna Letisha Siregar, Puteri Indonesia 2008, yang mewakili Indonesia di ajang Miss Universe 2009, mengaku bukan tipe perempuan yang suka mematok batasan waktu untuk urusan jodoh. Namun begitu, bukan berarti ia tak mau membuka diri bila kelak ia menemukan pria yang dianggapnya pas. Nah, bila bicara urusan pria yang diidam-idamkannya kelak menjadi pasangan hidupnya, Zizi, begitu disapa, berharap pria itu sesuai kriterianya. Seperti apa sosoknya? Zizi dengan malu-malu mengaku suka pria yang humoris, pintar... bukan pintar baSuka yang
hal.7
PONTIANAK — Lima unit kapal motor milik Nelayan Vietnam ditangkap Kapal Patroli Hiu 004 dan 010 milik Kementrian Kelautan dan Perikanan saat mencuri ikan di
wilayah Zona Ekonomi Ekslusif Perairan Natuna. Kepala Pengawasan dan Pengendalian Sumber Daya Kelautan dan Perikanan (P2SDKP) Pontianak, Bambang Nug-
roho di Pontianak, Minggu (24/ 4), mengatakan KM Vietnam itu diamankan setelah ditangkap ketika sedang mencuri ikan di perairan Indonesia serta menggunakan pukat trawl.
"Dari lima KM Vietnam itu, satu kapal digunakan untuk membawa sebanyak 45 anak buah kapal ke negaranya, se-
Ketua Pelaksana UN Tingkat Provinsi Kepri Atmadinata, Minggu (24/4) mengatakan, UN tingkat SLTP se-Kepri dilaksakan selama empat hari, mulai Senin (25/4) sampai Kamis (28/4). Pada UN hari pertama, mata pelajaran yang diuji adalah Bahasa Indonesia. UN hari kedua, Selasa (26/4) mata pelajaran yang diuji Matematika. Berikutnya pada hari ketiga, Rabu (27/4) mata pelajaran yang diuji Bahasa Inggris dan pada hari terakhir, Kamis (28/4) Ilmu Pengetahuan Alam (IPA). Sistem pengawasan UN SLTP hampir sama dengan pengwasan UN SLTA. Guru yang mengawasi sistem silang atau dari sekolah lain. Sedangkan soal UN yang diujikan sistem multyple choice atau pilihan ganda. Soal UN juga terdiri da-
hal.7
5 Kapal
Abaikan SMS
Perompak Somalia Terima Tebusan Rp51 Miliar
Pepi Diduga Terkait Jaringan NII Banten
MOGADISHU — Pembajak Somalia melepaskan kapal berbendera Siprus milik warga Yunani yang disandera sejak Januari 2011 setelah pembajak menerima tebusan 6 juta dolar AS atau sekitar Rp51 miliar. Para perompak melepaskan kapal kargo MV Eagle NET
hal.7
Perompak Somalia
AKSI pembajak Somalia di kapal yang dibajaknya.
Laporan Perjalanan ke Italia (3)
Anak Gembala Mengudara di Italia HARI ini tak banyak yang bisa saya ceritakan soal layangan karena sampai laporan ini saya tulis pada pukul 18.30 WIB (12.30 Waktu Italia), angin pun belum bertiup kencang di pantai Cervia. Lagi pula, dari pagi hingga siang kemarin, gerimis pun menyirami kawasan wisata pantai ini.
hal.7
Pepi Diduga
Batam dan Sekitarnya Subuh 04.48
SYAFRUDDIN AL
hal.7
JAKARTA — Pengamat teroris Dynno Chresbon mengatakan otak pelaku bom buku dan bom pipa gas Serpong, Pepi Fernando, bukanlah orang baru dalam pergerakan Islam radikal. Pepi yang saat ini sudah diamankan pihak kepolisian, disinyalir terkait dengan jaringan Negara Islam Indonesia (NII) Banten. "Dia orang baru karena tak pernah terkait dengan aksi terorisme selama ini. Tapi, dia orang lama dalam pergerakan NII Banten," kata Dynno, Minggu (24/4). Menurut Dynno, keterkaitan Pepi dan NII terlihat dari latar belakang akademisnya. Pepi
Jadwal Shalat
Oleh: Syafruddin AL, Wartawan Haluan Kepri Anak Gembala
hal.7
LAYANGAN Anak Gembala yang juga sudah mengudara di Italia.
HALUAN KEPRI SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI
CMYK
Dzuhur
Ashar
12.09
15.13
Magrib
Isya’
18.14
19.22