HaluanKepri 27Feb13

Page 1

CMYK Website: www.haluankepri.com Website: www.haluanmedia.com

Rabu, 27 Februari 2013 16 Rabiul Akhir1434 H TERBIT 24 HALAMAN NO 27/2 TAHUN KE 12

0 8 1 2 7 5 3 3 2 0 0 9

HARGA ECERAN Rp2.000,- HARGA LANGGANAN Rp52.500,- UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM

email: haluan_h@rocketmail.com

Kabur Setelah Tembak Teman Sendiri BATAM (HK) — Aksi mirip bintang film koboi Amerika tempo dulu terjadi di Batam, Senin (25/2) sekitar pukul 22.30 WIB. Seorang pria berinisial AG tega menembak temannya sendiri, Hasan. Cela-

dims

Basko Bangkitkan Spirit Mahasiswa ITP

IST

PRESKOM Basko Group H Basrizal Koto saat memberikan kuliah umum dihadapan mahasiswa Institut Teknologi Padang (ITP), Selasa (26/2).

PADANG (HK) — Ratusan mahasiswa Institut Teknologi Padang (ITP) merasa sangat beruntung dapat kesempatan ambil bagian dalam kuliah umum yang diberikan Presiden Komisaris (Preskom) Basko Group H Basrizal Koto. Nyaris tak ada satu pun mahasiswa yang bergerak dari tempat duduknya saat pengusaha sukses asal Pariaman itu memberikan pemaparan, Selasa (26/2) di Aula Kampus ITP, Jalan Gajah Mada, Nanggalo Padang. Kuliah Umum dengan te-

kanya, AG kabur setelah mengetahui temannya terkapar dan meringis kesakitan. Aksi bak film laga tersebut Kabur Setelah Hal 7

ma “Menumbuhkan Jiwa dan Kompetensi Kewirausahaan Dalam Menghadapi Pasar Besar” itu, digelar dalam rangka rangkaian kegiatan Dies Natalis ITP ke-40. Tingginya animo mahasiswa ITP mendengarkan konsep dan pengalaman autentik Basko menggapai kesuksesan menyebabkan kuliah umum tersebut mengalir seperti air dan memakan waktu hingga tiga jam dari pukul 09.00 hingga pukul 12.00 WIB. DisBasko Bangkitkan Hal 7

Pengusaha Inisial 'A' Bos Bauksit Terkait Anas Urbaningrum ke Batam

BATAM (HK) — Teka teki siapa pengusaha Kepri inisial A yang dijumpai mantan Ketua Umum Partai Demokrat Anas Urbaningrum di Batam, Minggu (24/2), mulai terkuak.

Demo PMII di Graha...

Hal

9

Kenakalan Remaja Terus...

Hal

16

Pemda Harus Dukung....

Hal

17

Tim Haluan Kepri Liputan Batam Pengusaha dimaksud adalah bos bauksit di Tanjungpinang. A, selain pengusaha kakap penambangan bijih bauksit, yang bersangkutan juga punya bisnis jual beli bahan bakar minyak (BBM) dan perkapalan. "Informasinya pengusaha berinisial A itu mau dipe-

riksa KPK, tapi kita belum tahu apakah ini masalah Gandasari atau masalah lain. Tapi tiba-tiba Anas Urbaningrum yang sudah ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus Hambalang menjumpainya di Batam, ini tentu menimbulkan berbagai spekulasi," kata Sumber Haluan Kepri, Selasa (26/2). Pengusaha Inisial Hal 7

DERMAWAN/HALUAN KEPRI

BALIHO ANAS — Baliho ucapan Natal dan Tahun Baru salah seorang politisi Partai Demokrat Kepri yang ada gambar Anas Urbaningrum saat masih menjabat sebagai Ketua Umum Partai Demokrat, masih berdiri megah di kawasan Sei Panas, Selasa (26/2). Anas saat berkunjung ke Batam pada Minggu (24/2) lalu, diduga sengaja menemui pengusaha asal Kepri berinisial A.

BC Sita Rotan Senilai Rp2 Miliar

Madonna

Artis Pop Terkaya JAKARTA (HK) — Madonna mengalahkan Bruce Springsteen dan pendiri Pink Floyd, Roger Waters, sebagai musisi dengan bayaran tertinggi tahun 2012 versi Billboard. Selama lima tahung belakangan, penyanyi berusia 54 tahun ini telah dua kali menjadi artis terkaya. Menurut Billboard, tur dunia ‘MDNA’ selama 88 hari membantunya menghasilkan 34,6 juta dolar AS, seperti yang dikutip dari laman BBC. Menurut data yang dihimpun Artis Pop Hal 7

Tersenyum TERSENYUM merupakan tips 1 detik jika Anda merasa gugup dan tidak percaya diri. Anda tidak hanya tersenyum jika Anda merasa senang dan percaya diri, sebaliknya Anda bisa tersenyum untuk membuat diri Anda merasa lebih baik. Tersenyum berhubungan erat dengan perasaan positif sehingga hampir tidak mungkin Anda merasa tidak enak ketika Anda tersenyum. (net)

IKAN lumba-lumba yang ditemukan terdampar di pantai dekat Monumen Tugu Pensil dan ular piton di Sei Serai, Tanjungpinang, Selasa (26/2). SUTANA/HALUAN KEPRI

Lumba-lumba Penuh Luka, si Piton Tetap Garang

KARIMUN (HK) — Tim gabungan patroli Bea Cukai Kanwil Khusus Kepri dan Kantor Pelayanan Utama (KPU) BC Batam berhasil menangkap Kapal Motor (KM) Bintang Fajar-1 bermuatan 850 ikat rotan asalan senilai Rp2 miliar di sekitar perairan Sengkuang, Batam. Kapal yang ditangkap pada Kamis (21/2) lalu sekitar pukul 14.30 WIB, itu baru

diekspos, Selasa (26/2). Kepala Bidang Penindakan dan Sarana Operasi (PSO) Agus Wahono di dermaga Ketapang, Kanwil Khusus DJBC Kepri di Karimun mengatakan, untuk menangkap kapal tersebut petugas patroli BC harus bekerja keras. Pasalnya, awak kapal penyelundup yang berjumlah BC Sita Hal 7

Dua Hewan Mamalia Hebohkan Warga Tanjungpinang

TANJUNGPINANG (HK) — Warga Kota Tanjungpinang dikagetkan atas penemuan dua hewan mamalia, yakni seekor lumbalumba dan ular piton, Selasa (26/2).

Kedua hewan itu pun menjadi tontonan warga. Lumba-lumba adalah mamalia pertama yang ditemukan. Hewan tergolong langka itu ditemuLumba-lumba Hal 7

Dortmund Pede Hadapi Bayern

ILHAM/HALUAN KEPRI

JAJARAN Khusus DJBC Kepri memperlihatkan barang bukti rotan yang berhasil disita dari kapal KM Bintang Fajar-1, Selasa (26/2).

Jelang Perempatfinal DFB Pokal DORTMUND (HK) — Duel sesama raksasa Bundesliga bakal tersaji di ajang perempatfinal DFB-Pokal antara Bayern Munich kontra Borussia Dortmund di Allianz Arena, Kamis (28/2) dinihari WIB. Menyambut laga ini, pelatih Dortmund, Jurgen Klopp merasa percaya diri menghadapi pimpinan klasemen Bundesliga itu. Ini merupakan partai ulangan final musim lalu. Saat itu Die Borussen berhasil keluar sebagai juara setelah menang telak 5-2. Dortmund Pede Hal 7

HALUAN KEPRI SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI

CMYK

Editor: Andi, Layouter: Dieky Saputra, Grafis: Dimas


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.