CMYK Website HMG: www.haluanmedia.com
Selasa,
30 Oktober 2012
13 Dzulhijjah 1433 H TERBIT 24 HALAMAN NO 30/10 TAHUN KE 11 Website: www.haluankepri.com
HARGA ECERAN Rp2.000,- HARGA LANGGANAN Rp52.500,- UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM
Iklan Jual-Beli TKI Beredar di Malaysia Melecehkan Indonesia
Iklan itu Bukan Ilegal
JAKARTA (HK) — Sebuah iklan yang menawarkan jasa jual-beli Tenaga Kerja Indonesia dengan harga miring (Indonesian Maids on Sale) beredar di Kuala Lumpur, Malaysia. Iklan dengan diskon 40 persen dari harga jual TKI 7.500 ringgit Malaysia itu pun mendapat kecaman dari berbagai pihak karena dinilai melukai harga diri Indonesia. Anggota Komisi IX DPR, Rieke Dyah Pitaloka mengecam iklan tersebut. Menurut Rieke, iklan itu kembali menggores harga diri Indonesia sebagai sebuah bangsa. Rieke yang bertugas di komisi membidangi masalah ketenagakerjaan, termasuk masalah pekerja imigran Indonesia, itu pun lantas mengambil langkah mengirim surat protes terbuka kepada pemerintah Malaysia. "Surat ini saya layangkan sebagai respon terhadap selebaran “Indonesia Maids Now on Sale". Menurut jaringan saya di Kuala Lumpur, selebaran tersebut ditempel di sejumlah tempat dan ruang public di Kuala Lumpur," kata Rieke, Senin (29/10). Rieke menjelaskan, bunyi petikan iklan tersebut tertulis "Indonesia Maids Now on SALE". Di situ dijelaskan, TKI dilabeli harga 7.500 ringgit Malaysia atau diskon 40 persen dari tarif semula. Jika
JAKARTA (HK) — Direktur Eksekutif Migrant Care, Anis Hidayah memastikan iklan "TKI on Sale" yang beredar di kawasan Chow Kit, Malaysia, sejak lebih dari sebulan lalu, bukan bentuk penipuan. Anis mengaku sudah membuktikan sendiri promosi tersebut benar-benar ada. Hal itu diketahui Anis setelah menelepon langsung kontak agen yang tertera di selebaran iklan "TKI on Sale" Anis melalui nomor telepon Malaysia. "Saya telepon langsung dan ternyata benar ditawari jasa TKI," ujar Anis saat dihubungi, Senin (29/10). Menurut Anis, ia sudah sempat akan melakukan transaksi dengan pihak agen pagi ini (kemarin). Namun, pertemuan urung dilakukan karena Anis mesti pulang ke Indonesia. "Dia mengajak ketemuan pagi ini (kemarin) untuk membahas soal itu. Pihak agen sangat aktif," kata dia. Anis mengatakan semula ia berniat mengunjungi kawasan TKI di Malaysia dan melakukan pertemuan dengan beberapa di antaranya. Sesampainya di sana, ternyata banyak tertempel selebaran promosi jual-beli TKI. Iklan itu dikonfirmasi Migrant Care ke sejumlah TKI. Perihal adanya iklan tersebut dibenarkan oleh para TKI. Peredaran iklan itu disesalkan Migrant Care karena dinilai merendahkan martabat TKI. Migrant Care pun meminta pemerintah tanggap dan mengajukan protes keras ke Malaysia untuk segera menghentikan iklan tidak manusiawi tersebut. Dalam selebaran yang beredar di Malaysia, tertulis "Indonesia Maids Now on SALE". Di situ dijelaskan, TKI dilabeli harga 7.500 ringgit Malaysia atau diskon 40 persen dari tarif semula. Jika ingin menggunakan jasa TKI, calon pengguna bisa menyetor deposit 3500 RM. Iklan tersebut juga memuat nomor telepon yang bisa dihubungi. (tmp)
ingin menggunakan jasa TKI, calon pengguna bisa menyetor deposit 3.500 RM. Iklan tersebut juga memuat nomor telepon yang bisa dihubungi. "Sebagai wakil rakyat, saya sampaikan keberatan atas hadirnya iklan tersebut karena dapat dinilai sebagai sebuah bentuk "merendahkan", seperti memposisikan pekerja migran Indonesia, khususnya pekerja domestik sebagai komoditi dagang, tidak sebagai manusia," ungkap Rieke. Politisi PDI Perjuangan itu yakin pemerintah Malaysia mempunyai itikad baik
Iklan Jual Bersambung ke hlm 7
Banyak Ranjau Bom di Poso
Kuota PNS Kepri Belum Diketahui
Buralimar
TANJUNGPINANG (HK) — Badan Kepegawaian Daerah Provinsi Kepri hingga sekarang belum mengetahui kuota pegawai negeri sipil yang dibutuhkan wilayah tersebut untuk diusulkan ke pemerintah pusat. Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kepri, Buralimar mengatakan Kepri mendapat kuota penambahan PNS pada tahun 2013,
Gas Elpiji 3 Kg Langka
Hal
9
Buralimar Ngurus ...
Hal
17
namun jumlahnya masih dianalisa, yang tentunya disesuaikan dengan kebutuhan pemerintah," kata Buralimar, Senin (29/10). Kata Buralimar, jumlah PNS di Kepri sekitar 2.200 orang, sedangkan pegawai tidak tetap (PTT) lebih dari 1.000 orang. Kepri masih membutuhkan penambahan PNS, karena beban kerja dan tugas yang semakin berat. Jumlah PNS yang diusulkan Pemerintah Kepri ke pe-
Kuota PNS Bersambung ke hlm 7
POSO (HK) — Kepolisian menemukan dua ranjau bom di kawasan Dusun Tamanjeka, Desa Masani, Poso Pesisir, Sulawesi Tengah yang terletak di kaki Gunung Biru. Bom ranjau itu diduga sengaja diletakkan untuk menghalangi penyisiran tim gabungan terhadap pelaku teror di Poso. "Diperkirakan cukup banyak (ranjau bom) sehingga berupaya untuk secara hatihati menuju ke atas sana.
Khususnya di lokasi Gunung Biru," ujar Kepala Biro Penerangan Masyarakat Polri Brigadir Jenderal Boy Rafli Amar di Mabes Polri, Jakarta, Senin (29/10). Seperti diketahui, polisi menemukan dua bahan peledak yang difungsikan sebagai ranjau bom. Bom pertama ditemukan di Sabtu (27/10) di lereng Gunung Biru. Kemudian bom kembali ditemukan di pondok kebun milik warga setempat, Ming-
gu (28/10). "Yang terakhir itu bobotnya 12 kg, lebih besar dari sebelumnya yang ditemukan pada hari Sabtu," terang Boy. Penyisiran Gunung Biru tersebut melibatkan Detasemen Khusus 88 Antiteror Polri, Brimob, dan TNI. Menurut Boy ada sekitar 400 tim gabungan yang diterjunkan ke lokasi. Ranjau bom
Banyak Ranjau Bersambung ke hlm 7
Serang Kedubes Amerika karena Dendam Film Nabi 11 Terduga Teroris Wajah Baru JAKARTA (HK) — Penyidik Detasemen Khusus 88 Anti Teror Mabes Polri saat ini sedang intensif melakukan pemeriksaan terhadap 11 terduga teroris yang ditangkap serentak Sabtu (27/10)
Sophia Latjuba
Jomblo JAKARTA (HK) — Sophia Latjuba sepertinya tak mau buru-buru mencari pengganti Michael Villarreal. Buktinya saat ini ia mengaku nyaman hidup sendiri dengan statusnya sebagai janda. "Saya nggak lagi hubungan cinta, nggak mau mikirin itu. Saya mau comfort hidup sendiri saja," akunya saat live chat face time di Jalan Perjuangan Kebon Jeruk Jakarta Barat, Senin (29/ Jomblo 10/2012). Bersambung ke hlm 7
merintah pusat belum tentu sepenuhnya dipenuhi. Pemerintah pusat lanjut Buralimar tentunya mempertimbangkan penambahan PNS untuk memaksimalkan pelayanan kepada masyarakat dan juga disesuaikan dengan kekuatan anggaran. "Penambahan PNS bukan untuk mengurangi beban kerja PNS saat ini, melainkan untuk memaksimalkan fung-
Boy Rafli
lalu. Dari hasil pemeriksaan sementara diketahui kelompok yang menamakan diri HASMI (Harakah Sunny Untuk Masyarakat Indonesia) itu ingin menyerang Kedutaan Besar Amerika karena dendam terhadap film buatan Amerika "Innocence of Muslims". Film itu dianggap sebagai bentuk penghinaan terhadap Nabi Muhammad SAW. Kepala Biro Penerangan Masyarakat Polri, Brigadir Jenderal
Boy Rafli Amar mengatakan hal itu kepada wartawan di Mabes Polri, Senin (29/10). "Sementara dipelajari dari dokumen dan keterangan terduga teroris bahwa film "Innocence of Muslims" ini dianggap menodai agama Islam. Sehingga mereka dendam untuk menyerang Kedubes Amerika," ujar Boy Rafli. Film tentang Nabi ini memang menuai kontroversi di beberapa negara mayoritas agama Islam, termasuk Indonesia. Sejumlah ormas Islam sudah be-
berapa kali melakukan unjukrasa di depan Kedubes Amerika, agar penayangan film itu dihentikan. Alhasil, film ini juga memicu dampak balas dendam kelompok teroris baru tersebut pada Amerika. Sebelum ditangkap anggota HASMI ini sudah merencanakan beberapa target aksi teror, yaitu Konsulat Jenderal Amerika Serikat di Surabaya, Kedutaan Besar Amerika Serikat di Jakarta, Plaza 89 di depan Ke-
Serang Kedubes Bersambung ke hlm 7
Duet Maut Madrid Gunduli Mallorca
Jadwal Shalat Batam dan Sekitarnya
MALLORCA (HK) — Real Madrid terus menjaga tren positif mereka dengan kembali meraih kemenangan. Lewat duet mautnya, Gonzalo Higuain dan Cristiano Ronaldo, Madrid sukses menggunduli tuan rumah Real Mallorca dengan lima gol tanpa balas, Senin (29/10) dinihari WIB.
Subuh
Dzuhur
Ashar
Magrib
Isya’
04:34
11:56
15:16
17:58
19:09
Apa yang Kita Sombongkan? SOMBONG adalah penyakit yang sering menghinggapi kita semua, yang benih-benihnya terlalu kerap muncul tanpa kita sadari. Di tingkat terbawah, sombong disebabkan oleh faktor materi. Kita merasa lebih kaya, lebih rupawan, dan lebih terhormat daripada orang lain. Di tingkat kedua, sombong disebabkan oleh faktor kecerdasan. Kita merasa lebih pintar, lebih kompeten, dan lebih berwawasan dibandingkan orang lain.
Upaya Madrid dalam mengejar ketertinggalan mereka atas pimpinan klasemen Barcelona kali ini harus melewati hadangan tuan rumah, Mallorca. Bermain di Iberostar Estadi
Ronaldo dan Higuain
Duet Maut
Apa yang Bersambung ke hlm 7
Bersambung ke hlm 7
HALUAN KEPRI SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI
CMYK
Editor: M Syahdan, Layouter: Hendri Agustian