HaluanKepri 31Jan13

Page 1

Please purchase VeryDOC PS to PDF Converter on http://www.verydoc.com to remove this watermark.

CMYK Website: www.haluankepri.com

Website: www.haluanmedia.com

Kamis, 31 Januari 2013 19 Rabiul Awal 1434 H TERBIT 24 HALAMAN NO 31/1 TAHUN KE 12 0 8 1 2 7 5 3 3 2 0 0 9 HARGA ECERAN Rp2.000,- HARGA LANGGANAN Rp52.500,- UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM

email: haluan_h@rocketmail.com

Presiden PKS Tersangka Korupsi Suap Impor Daging Sapi Luthfi Dijemput Paksa KPK JAKARTA (HK) — Jargon sebagai partai bersih dan peduli tidak membuat Partai Keadilan Sejahtera (PKS) luput dari kasus korupsi. Tidak tanggung-tanggung, KPK menetapkan Presiden PKS sebagai tersangka suap impor daging sapi. Luthfi pun dicegah pergi ke luar negeri. Juru Bicara KPK Johan

Budi SP mengatakan meski tidak secara langsung Luthfi menerima uang Rp1 miliar, namun KPK memastikan uang itu ditujukan untuk Luthfi. Dalam kasus ini, KPK sudah menangkap orang dekat Luthfi berinisial AF bersama dua pengusaha dari PT

Batavia Air Berhenti Beroperasi Perusahaan Bangkrut JAKARTA (HK) — Maskapai penerbangan swasta nasional Batavia Air resmi tak beroperasi lagi mulai hari ini, Kamis (31/1). PT Metro Batavia (Batavia Air) dinyatakan pailit (bangkrut) oleh Pengadilan Niaga Jakarta Pusat atas gugatan International Lease Finance Corporation (ILFC).

Ketua majelis hakim, Agus Iskandar mengatakan, Batavia Air terbukti mempunyai hutang yang tidak bisa dibayar kepada ILFC sebesar US$ 4.688.064.07. Utang tersebut telah jatuh tempo pada 13 Desember 2012, namun Batavia Air tidak bisa membayarnya. Selain itu, majelis hakim juga

menyatakan, Batavia Air juga terbukti memiliki dua kreditur lain selain ILFC yakni Sierra Leasing limited sebesar US$ 4,9 juta. Terkait putusan pailit ini, majelis hakim menunjuk Hakim Nawawi Pamulangu sebagai Hakim B a t a v i a A i r Hal 7

Presiden PKS Hal 7

NET

PRESIDEN PKS, Luthfi Hasan Ishaaq tergesa-gesa menjauhi wartawan usai konferensi pers tanpa tanya jawab di DPP PKS, Rabu (30/1) malam.

BERHENTI BEROPERASI — Maskapai Batavia Air berhenti beroperasi mulai hari ini, Kamis (31/1) setelah dinyatakan pailit (bangkrut) oleh Pengadilan Niaga Jakarta Pusat.

Kronologis Penetapan Luthfi Jadi Tersangka NET

*SELASA pagi (28/1), KPK mendapat informasi akan ada serah terima uang terkait suap impor daging sapi di sebuah hotel di Jakarta. * Dari hasil pengintaian, KPK menduga tersangka kasus suap adalah LHI yang juga anggota Komisi Pertahanan DPR bersama AF diduga menerima suap Rp1 miliar dari pengusaha importir daging berinisial AAE dan JE dari PT Indoguna Utama di kawasan Pondok Bambu Jakarta Timur. * Uang itu diberikan AAE dan JE melalui AF di kantor PT Indoguna. Usai menerima uang itu, AF meluncur ke sebuah hotel di Jakarta. Di hotel itu, ia bertemu dengan seorang perempuan berinisial M (Maharani). * Kemudian pukul 20.00 WIB KPK menangkap AF dan M. Adapun JE dan AAE ditangkap di rumah mereka di kawasan Cakung, Jakarta. * Berdasarkan hasil gelar perkara, KPK menemukan dua alat bukti cukup untuk menetapkan JE, AF, Luthfi (LHI) dan AAE sebagai tersangka. AAE dan JE dijerat diduga melanggar Pasal 5 ayat 1 atau Pasal 13 UU 31/1999 jo Pasal 55 KUHP.

KAPAL PERTAMINA KENCING BBM Ditangkap di Perairan Bintan KARIMUN (HK) — Perairan Kepri masih rawan penyelundupan bahan bakar minyak (BBM). Buktinya, kapal tanker Liner Serena II milik PT Pertamina wilayah khusus Kepulauan Riu (Kepri) bermuatan solar subsidi sebanyak 3.680 matrik ton ditangkap jajaran Direktorat Jenderal Bea Cukai (DJBC) Kepri di perairan Lobam, Bintan, Senin (28/1). Kapal tersebut ditangkap sekitar pukul 00.00 WIB saat sedang melakukan transfer BBM (kencing minyak) secara ilegal ke dua kapal, KM Cahaya dan satu kapal lainnya berhasil melarikan diri. "Saat penangkapan itu, kapal tengah kecing minyak ke dua kapal lainnya. NaKapal Pertamina Hal 7

Kronologis Penetapan Hal 7

ILHAM/HALUAN KEPRI

KAPAL Serena II milik PT Pertamina diamankan DJBC Kanwil Khusus Kepri karena diduga menjual BBM jenis solar bersubsidi ke Kapal KM Cahaya (foto kanan).

Wanda Hamidah

HP di Batam Tanpa SNI Orangtua Korban Kesal...

Hal

9

Penyelundup Narkoba...

Hal

16

Proyek Multiyears Harus...

Hal

17

Mengurai Cinta WAJAHNYA kehitaman. Wajahnya pun jauh dari cantik. Usianya tak bisa lagi dibilang muda. Waktu pertama kali masuk ke rumah perempuan itu, hampir saja lelaki itu percaya ia berada di rumah hantu. Lelaki tampan itu pun sejenak ragu. Sanggupkah ia menjalani keputusannya? Tapi ia segera kembali pada tekadnya. Ia sudah memutuskan untuk me

Jadi Duta BNN

Komisi II Sidak di Lucky Plaza

CECEP/HALUAN KEPRI

BATAM (HK) — Peredaran handphone (HP) tanpa menggunakan label Standar Nasional Indonesia (SNI) di Kota Batam, Kepri masih marak. Komisi II DPRD Kota Batam menemukan tiga Counter HP di pusat perbelanjaan Laucky Plaza, Nagoya yakni Galaxy Mobile, Ricky Celuler dan Batam Celuler masih menjual produknya tanpa label tersebut. Ketua Komisi II DPRD Kota Batam, Yudi Kurnain mengingatkan

KETUA Komisi II DPRD Kota Batam, Yudi Kurnain (baju merah) sedang memeriksa handphone di sebuah counter di Lucky Plaza, Nagoya, Batam saat melakukan sidak, kemarin

JAKARTA (HK) — Politikus Partai Amanat Nasional (PAN), Wanda Hamidah tidak hanya dilepas karena tidak terbukti mengkonsumsi narkoba, namun ia juga didaulat menjadi duta Badan Narkotika Nasional (BNN) untuk korban narkoba. Wanda resmi dilepas BNN, Rabu (30/1) sekitar pukul 18.30 WIB. BNN menyatakan anggota DPRD DKI Jakarta itu tidak ikut

HP di Batam Hal 7

Jadi Duta Hal 7

Janjikan Permainan Terbaik Jelang Yordania Vs Indonesia

JAKARTA (HK) — Meski terkesan mepet dan dipaksakan, Timnas Indonesia akhirnya dipastikan melakoni laga persahabatan melawan Yordania di Amman, Kamis (31/1) malam.

Mengurai Cinta Hal 7

Irfan Bachdim

Timnas Indonesia akhirnya berangkat ke Yordania, Selasa (29/1) malam. Penggawa Garuda diboyong dari Medan ke Jakarta untuk transit sebelum diterbangkan ke Yordania. “Sebenarnya ada 28 anggota Timnas yang kita bawa. Namun, yang berangkat ke Yordania hanya 27 orang, minus

Stevie Bonsapia yang paspornya masih dalam pengurusan,” kata Manajer Timnas Mesak Manibor seperti dilansir Antara, kemarin. Selain anggota tim terdapat 5 pelatih dan 9 ofisial akan berangkat bersama punggawa Timnas. Total seluruhnya terdapat 42 rombongan Timnas

yang direncanakan berangkat ke Yordania. Pertandingan ini merupakan uji coba terakhir Indonesia sebelum melakoni laga perdana di Grup C Pra-Piala Asia 2015 melawan Irak, 6 Februari 2013. Selain Irak, timnas juga harus bersaing dengan raksasa sepak bola Asia, yakni Arab Saudi dan Cina. Pelatih Timnas Indonesia, Nilmaizar mengatakan, meski persiapan timnya tak optimal karena sempat terjadi simpang siur terkait kepastian laga tersebut, namun dirinya berjanji timnya akan tetap tampil maksimal.

"Jika melihat waktu yang ada pasti tidak akan optimal, tapi kami berjanji akan tampil maksimal," kata pelatih timnas Nil Maizar. Nilmaizar mengaku lebih memikirkan bagaimana memulihkan kondisi pemain dengan waktu singkat. Menurut pelatih skuad Garuda tersebut, seorang pemain butuh setidaknya 72 jam untuk memulihkan kondisinya. Sehingga bila melihat kondisi saat ini keberangkatan Timnas menurutnya tidak dalam kondisi maksimal. Janjikan Permainan Hal 7

HALUAN KEPRI SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI

CMYK

Editor: M Syahdan, Layouter: Dieky Saputra


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.