HaluanKepri 03Des10

Page 1

SUMBAR RIAU KEPRI

TERBIT

SEJAK 19 4 8

Jumat, 3 Desember 2010 - 26 Dzulhijjah1431 H Edisi 3403

www.haluankepri.com

Harga Eceran Rp 2.000,-/ Harga Langganan Rp. 52.500,-(Luar Kota) + Ongkos Kirim

Pengakuan CO, Model yang Diduga Dicabuli Jadwal Shalat Batam dan Sekitarnya Subuh 04.25

Dzuhur

Ashar

11.48

15.12

Magrib

Isya’

17.51

19.03

'Robby Langsung Peluk Saya' BA TAM — CO akhirnya bersedia BAT berbicara mengenai peristiwa yang menimpanya. Secara khusus kepada Haluan Kepri tadi malam, ia mengaku sama sekali tidak menduga Robby Shine memiliki niat jahat terhadap dirinya saat dibawa pergi dari sebuah tempat hiburan di Nagoya ke kamar tempat aktor sinetron itu menginap di Hotel Amir, Jodoh. Siswi kelas dua sebuah sekolah menengah pertama (SMP) di Batam itu bercerita, Jumat (26/11) malam, seusai mengikuti sejumlah agenda Festival Film Indonesia (FFI) 2010, ia bersama lima rekannya sesama model diajak pengurus Persatuan Artis Film Indonesia (Parfi) Kepri dan sejumlah artis asal Jakarta ke sebuah tempat hiburan malam di sebuah hotel di Nagoya. Lima rekannya yang ikut menikmati malam di tempat hiburan itu adalah Nr, Fl, Fr, St dan Pk. hal.6

'Robby Langsung HK/ANTARA

Dewan Juri FFI Dipecat JAKARTA — Komite Festival Film Indonesia (KFFI) memecat seluruh dewan juri Festival Film Indonesia (FFI) 2010 yang diketuai Jujur Prananto. Ini adalah puncak kekisruhan pelaksanaan FFI 2010 yang pembacaan nominasi filmnya dibatalkan secara mendadak di Ocarina, Batam Centre, Minggu (28/11). Informasi pemecatan dewan juri FFI 2010 tersebut disampaikan oleh Koordinator Pengarah KFFI Deddy Mizwar saat dihubungi melalui telepon, Kamis (2/12). Menurut Deddy, pemecatan itu merupakan hasil kepuDewan Juri

Kisi

hal.6

Andi Soraya

Rilis Single

Walikota Minta Gubernur DIY Akan Dipilih Langsung Parfi Diperiksa

JAKARTA — Setelah menggelar sidang kabinet paripurna yang membahas Rancangan Undang-Undang Keistimewaan (RUUK) Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) selama tiga jam, pemerintah akhirnya memutuskan Gubernur dan Wakil Gubernur DIY harus dipilih melalui mekanisme pemilihan umum sesuai dengan yang diamanatkan UUD 1945. Sebagai daerah istimewa, selama ini Gubernur dan Wakil Gubernur DIY dijabat langsung oleh Sultan dan Paku Alam.

Demikian disampaikan Menko Polhukam Djoko Suyanto di Kantor Presiden, Jakarta, Kamis (2/12). "Sementara Sri Sultan dan Pakualam kami tempatkan sebagai orang nomor satu di wilayah itu dengan segala hakhak dan keistimewaannya," kata Djoko kepada para wartawan. Pada kesempatan tersebut, Djoko didampingi Menteri Dalam Negeri Gamawan Fauzi dan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Patrialis Akbar. Hak-hak dan keistimewaan terse-

but, kata Djoko, akan dirumuskan kemudian. Calon kepala daerah Yogyakarta juga diharapkan mendapatkan restu dari Sultan ketika hendak mencalonkan diri. Lantas, bagaimana jika Sultan hendak mencalonkan diri sebagai gubernur? "Rumusannya nanti. Ini masih diolah, makronya seperti itu. Nanti teknisnya masih ada," kata Djoko. Terkait rumusan kata per kata, hal.6

Gubernur DIY

BATAM — Walikota Batam Ahmad Dahlan sangat prihatin dengan kasus dugaan pencabulan yang dilakukan Robby Shine terhadap CO. Dahlan menyatakan kerja keras Pemko Batam mensukseskan program Visit Batam 2010 dengan mengadakan berbagai iven tercoreng Dahlan gara-gara ulah Robby. "Kita serius dalam pelaksanaan berbagai iven dengan tujuan bisa hal.6

Walikota Minta

Digagas, Kabupaten Sani Serahkan Bantuan di Bandung Batam Kepulauan

Untuk Wasior-Merapi-Mentawai

ARTIS Andi Soraya menjajal industri rekaman nasional dengan mengeluarkan single 'Terpisahkan'. Di single tersebut, Andi berduet dengan lawan mainnya di film Pengakuan Sang Pelacur, Adreano Philip. "Ini proyek yang tertunda. Harusnya lagu ini sudah keluar tiga bulan lalu," kata Andi Soraya di Cilandak, Jakarta Selatan, Kamis (2/11). Andi Soraya baru saja bebas dari Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) WaRilis Single

PENJELASAN DIY — Presiden SBY memberikan penjelasan soal proses dan substansi RUU Keistimewaan Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) di Istana Negara, Jakarta, Kamis (2/12). Presiden mengatakan RUU Keistimewaan DIY yang saat ini sedang dibahas dengan DPR akan memberikan kepastian dan mewadahi keistimewaan Yogyakarta secara utuh dan menyeluruh.

TANJUNGPINANG — Gubernur Kepri HM Sani menyerahkan bantuan dana untuk korban bencana alam banjir di Wasior Papua Barat, Gunung Merapi di Yogyakarta dan tsunami di Mentawai di sela-sela acara pembukaan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Gubernur se-Indonesia yang digelar Asosiasi Pemerintah Provinsi Seluruh Indonesia (APPSI) di Hotel Grand Preanger, Bandung, hal.6

Sani Serahkan

hal.6

HK/IST

GUBERNUR Kepri HM Sani menyerahkan bantuan kepada Wagub Sumbar Muslim Kasim, Gubernur DIY Sultan HB X dan Gubernur Papua Barat Abraham Atururi (kiri ke kanan) di Bandung, Rabu (1/12).

HALUAN KEPRI SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI

BATAM — Puluhan tokoh dari empat kecamatan di Kota Batam menggelar pertemuan di Hotel Sarijaya, Nagoya, Kamis (2/12). Pertemuan itu membahas rencana pemisahan empat kecamatan itu dari Kota Batam menjadi kabupaten tersendiri, yakni kabupaten Batam Kepulauan. Keempat kecamatan itu adalah Belakangpadang, Bulang, Galang dan Sagulung.

Pertemuan itu dihadiri mantan Walikota Batam Nyat Kadir dan Asisten III Pemerintah Kota Batam Maaz Ismail. Hadir pula Ketua Perpat Kota Batam Muslimin, Ketua Gerakan Muda Rempang Galang (Gemmerlang) Kota Batam Suardi Teherek, Ketua Batam Pulau Bersatu Kurniawan, tokoh pemuda

Digagas, Kabupaten

hal.6


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
HaluanKepri 03Des10 by PT. Kepri Sijori Mandiri - Issuu