Sriwijaya Post Edisi Sabtu 13 Februari 2010

Page 1

SRIWIJAYA POST

SABTU 13 FEBRUARI 2010

32 HALAMAN

Spirit Baru Wong Kito

WWW.SRIPOKU.COM

HARGA ECERAN RP 2.000

SIRKULASI: 0711-310345 IKLAN:0711-311888

18 Tahun Absen Upacara Bendera ■ 20 Persen SD Negeri di Palembang tidak Punya Lapangan PALEMBANG, SRIPO — Sebanyak 20 persen atau sejumlah 53 sekolah dari total 268 Sekolah Dasar Negeri (SDN) di Palembang tidak punya lapangan untuk menggelar upacara bendera tiap Senin pagi. Bahkan ada salah satu SDN di 5 Ulu yang tidak pernah upacara bendera selama 18 tahun. Demikian hasil penelusuran Sripo selama dua pekan. Bahkan upacara bendera masih belum bisa berlangsung di SDN-SDN tersebut sampai, Senin (8/2). Dinas Pendidikan dan Olahraga (Disdikpora) Palembang menolak memberikan data lengkap sekolah-sekolah itu. Sedikitnya 25 sekolah di Kecamatan Seberang Ulu I, Kertapati, Ilir Barat II, dan Bukit Kecil tidak punya lapangan memadai. Salah satunya SD

Ini kondisional yang tidak bisa kita selesaikan dalam waktu singkat

SRIPO/JACK

HATTA WAZOL Kadisdikpora Kota Palembang

Ada yang tidak upacara sama sekali, tapi ada juga yang upacara dalam kelas

SRIPO/AANG HAMDANI

RAWA — Siswa SDN 223 di Kelurahan Kemas Rindo Kertapati pulang sekolah usai belajar melalui trotoar kecil penghubung bangunan sekolah yang berada di atas rawa-rawa.

Katek Bendera, Seragam Jadilah...

ke halaman 7

SRIPO/AHF

KECAMATAN SEBERANG ULU 1

BANYAK orang trenyuh melihat kondisi SD Muhammadiyah Belitong dalam film Laskar Pelangi. Kisah yang diungkap Andrea Hirata itu terjadi sekitar tahun 1970-an. Tak terbayangkan pada era pasar bebas ini kondisi mirip dialami pelajar di Kota Palembang.

NASIHUN Kepala UPTD Diknas SU I

Banyak sekolah yang tidak punya lapangan untuk menggelar upacara, olahraga, dan bermain siswa. Dodi Irawan, ketua kelas 6 SDN 223, mengaku sangat ingin memimpin rekan-rekannya ke halaman 7

KECAMATAN ILIR BARAT II

7 SDN lapangan tidak cukup untuk upacara 5 SDN tidak ada lapangan 2 SDN lapangan terencam air

6 SDN tidak ada lapangan

KECAMATAN KERTAPATI 4 SDN tidak ada lapangan

Lapangan Bermasalah

KECAMATAN BUKIT KECIL 2 SDN lapangan tidak cukup untuk upacara

GRAFIS:SRIPO/SYAF

Kloning Rekening Nasabah

Darna Dahlan Tersangka anjung Api-Api ■ Mark-Up Pembebasan Jalan TTanjung

emuan Pansus Centur y u TTemuan ■ Modus Bar Baru MAKASSAR, SRIPO — Tim Pansus Bank Century yang berjumlah tujuh orang menduga terdapat modus kejahatan baru saat memeriksa salah seorang nasabah Bank Century Cabang Makassar yang diduga menerima aliran dana bailout, Amiruddin Rustan alias Jhoni di Polda Sulawesi Selatan dan Barat, Jumat (12/2). Modus tersebut dengan cara mengkloning nomor rekening nasabah yang kemudian dimanfaatkan oleh pihak tertentu melakukan transaksi tanpa

sepengetahuan pemiliknya. Pansus mengaku akan melakukan konfirmasi atas ketidaksesuaian data yang diperoleh dari PPATK dengan print out dalam buku tabungan Amiruddin sendiri. Amiruddin membantah data yang disodorkan Pansus dari PPATK yang menyebutkan pada tanggal 12 Maret 2009 terjadi dua kali transaksi masing-masing dengan besaran Rp 1 miliar atas nama Amiruddin Rustan dari Bank Century ca-

Jadi Sasaran Jambret WARGA negara asing (WNA) di Palembang nampaknya menjadi incaran para pelaku kejahatan. Salah satunya Lauren (30), istri striker asing Sriwijaya FC Keith Jerome Kayamba Gumbs dan Asia (29), temannya yang juga WNA menjadi sasaran saat berada, di Jl Nuri No 2 Kelurahan 9 Ilir, Jumat (12/2). Meski aksi kedua pria tak kenal itu gagal, tetapi Lauren terlihat Lauren

SRIPO/MG4

ke halaman 7

bang Makassar ke Bank BNI Makassar dan pada tanggal 29 Juli 2009 terca ke halaman 7

AMIRUDDIN RUSTAN

kor TebakJeSrs ey Dapat

ANDA ingin memiliki jersey (kostum) Sriwijaya FC? Cukup tebak skor pertandingan Sriwijaya FC versus Persitara Sabtu (21/11) petang.

Kirim tebakan skor Anda ke SMS ke Nomor 0811711088 hari ini Mulai 10.00 sampai dengan 15.00. Ingat, satu nomor hanya untuk satu penebak. Penebak jitu akan diundi untuk memilih 3 (tiga) orang yang beruntung dapat jersey cantik SFC. Kuis ini diselenggarakan atas kerjasama manajemen Sriwijaya FC dan Sriwijaya Post.

ANTARA/ADNAN

JAKARTA, SRIPO — Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkan mantan Kepala Dinas Pekerjaan Umum (PU) Sumatera Selatan, Darna Dahlan (DD), sebagai tersangka Jumat (12/2). Ia terlibat kasus penggelembungan atau mark-up dana pembangunan jalan sepanjang tiga kilometer di areal hutan mangrove pelabuhan Tanjung Api-api, Sumatera Selatan. Juru Bicara KPK Johan Budi SP menegaskan hal itu di gedung KPK, Jakarta, Jumat (12/ 2). Menurut Johan, terdapat dugaan penggelembungan

Menang Lagi Gumbs! PALEMBANG, SRIPO — Kendati bermodal kemenangan 2-0 atas Persebaya, namun tak mudah bagi Sriwijaya FC meraih poin penuh di kandang Persik Kediri, Sabtu (13/2) malam ini. Pasalnya, Macan Putih baru saja terluka sehabis dipermalukan Persib Bandung 1-3 di Stadion Brawijaya, Selasa (9/2) lalu. Yongki Aribowo cs akan melampiaskan kekecewaan mereka kepada Laskar Wong Kito. Dengan kondisi ini, sepatutnya pelatih Rahmad “RD” Darmawan ke halaman 7

Wong ong Kamfu (3-Habis) ahun Macan Putri W Terawangan TTahun

Hobi dan Pengalaman Kunci Usaha TAHUN Macan Logam tidak akan berdampak besar pada sektor ekonomi. “Sebetulnya pengaruh tahun macan tidak ada masalah. Sektor ekonomi tidak ada kendala apapun dan perdagangan berjalan lancar,” ungkap Putri Wong Kamfu.

H

anya saja, dia mewanti-wanti bagi mereka yang bergelut di dunia ini, baik mereka yang akan membuka usaha, secara umum diharuskan memegang dua kunci yakni hobi dan pengalaman. Jika keduanya menyatu pada satu titik akan sukses dalam bisnisnya. Apakah yang akan terjadi jika mengabaikan keduanya? Menurut Putri, bagi mereka yang tidak mendasarkan pada

hobi dan pengalaman, kegagalan sudah akan menanti. Dikatakannya, tidak boleh ada unsur keinginan dan harapan kuat semata, sekalipun menyerahkan peluang itu lewat tangan orang lain. Sekalipun menyerahkan kepada orang lain, yang empunya hajat harus memahami dan menyadari apakah benar peluang usahanya itu bertolak pada hobi atau pengalamannya. “Kalau tidak ada hobi dan pengalaman, jangan coba-coba,” dia mewanti-wanti. Menurut Putri, dalam tahun macan ini perekonomian akan cenderung meningkat. Dia mengkhususkan peluang yang secara spesifik menguntungkan adalah ke halaman 7

dana pembangunan jalan sepanjang 3 Km di areal hutan bakau pelabuhan Tanjung ApiApi. Kasus ini sebagai pengembangan perkara dugaan korupsi dalam alih fungsi hutan bakau di Banyuasin, Sumatera Selatan, seluas 1200 Hektare untuk dijadikan pelabuhan Tanjung Api-api seluas 600 Hektare. “Pembebasan lahan jalan ke Pelabuhan Tanjung Api-api ini diduga melanggar pasal 2 ayat 1, pasal 3 dan atau pasal 5 ayat 2, dan atau pasal 12 huruf b jo SRIPO/JACK

Darna Dahlan

ke halaman 7


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.