SRIWIJAYA POST Spirit Baru Wong Kito
KAMIS, 14 MEI 2009
ECERAN Rp 2.000
TERBIT 24 HALAMAN
TK Mendadak Sakit ■ Diduga Terkena Serangan Jantung ■ Duet Megawati-Prabowo Hampir Final JAKARTA, SRIPO — Megawati Soekarnoputri hampir bisa dipastikan bakal berpasangan dengan Prabowo Subianto dalam Pemilihan Presiden (Pilpres) 2009. Kesepakatan terjalin setelah putri Megawati, Puan Maharani, dan adik Prabowo, Hashim Djojohadikusumo, menggelar pertemuan di sebuah hotel di Jakarta, Rabu (13/5). Puan ditemani Sekjen PDIP Pramono
C M Y K
Anung, Ketua PDIP Tjahjo Kumolo dan Theo Syafei, serta anggota Dewan Pertimbangan PDIP Sabam Sirait. Megawati tak bisa hadir karena harus menunggu suaminya, Taufik Kiemas yang secara tiba-tiba menjalani rawat inap di Rumah Sakit MMC, Kuningan, Jakarta. Kabar santer menyebut TK yang asal Sumsel ini terkena serangan jantung, ini bisa dimaklumi karena TK memang punya riwayat penyakit jantung. ke halaman 11
Jejak Rekam Kesehatan TK
Taufik Kiemas
7 Mei 2004 TK menjalani perawatan di RS Pusat Pertamina (RSPP), Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. Awalnya TK menjalani pemeriksaan rutin, namun berdasarkan observasi tim dokter, TK harus menginap di RS beberapa hari. TK dirawat di ruang VVIP nomor 604. Megawati yang saat itu menjadi Presiden ke halaman 11
Tentang Jantung
SRIPO/ZAINI
DIRAWAT DI CHARITAS — Bupati Muaraenim H Kalamuddin Djinab (duduk di kursi roda), keluar dari ruang perawatan VIP Clara RS RK Charitas Palembang, Rabu (13/5).
Fungsi Hati Terganggu ■ Kalamuddin Sudah 5 Hari Opname di Charitas PALEMBANG, SRIPO — Rumor yang menyebutkan kondisi kesehatan Bupati Muaraenim H Kalamuddin Djinab memburuk, bahkan beredar pesan singkat (SMS) via ponsel yang menyebutkan orang nomor satu di Muaraenim ini meninggal dunia, ternyata tidaklah benar. Berdasarkan pantauan Sripo, tepat pukul 11.40, Rabu (13/5) Kalamuddin Djinab terlihat
PENYAKIT jantung merupakan penyakit yang mematikan. Penyebabnya tidak lepas dari gaya hidup yang kurang sehat yang banyak dilakukan seiring dengan berubahnya pola ke halaman 11
SBY-Boediono Pakai Katun Merah Putih
C M Y K
C M Y K
SRIPO/ZAINI
SBY memesan kemeja katun khusus untuk deklarasi CapresCawapres 15 Mei. Kwong Tung Tailor merupakan langganan SBY sejak lama.
PKS Sebaiknya Tinggalkan SBY
JAKARTA, SRIPO — Warna merah-putih-merah dengan variasi bordir di bagian depan kiri dan kanannya, memanjang dari atas ke bawah. Itulah desain baju yang akan dikenakan Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan Boediono pada deklarasi pencalonan presiden di Gedung Sasana Budaya Ganesa (Sabuga) ITB Bandung, Jumat (15/5). Bagian bawahan dari baju kemeja berbahan katun dipadupadankan dengan celana berbahan sama warnanya gelap. “Bahan bajunya, kayak kain katun-katun biasa. ke halaman 11
Kuis Tebak Skor
JAKARTA, SRIPO — Pengamat politik dari Universitas Indonesia, Prof Ibramsyah mengatakan martabat PKS dipertaruhkan dalam pencalonan Gubernur Bank Indonesia Boediono sebagai pendamping Susilo Bambang Yudhoyono. Demi
PERSELA Lamongan menjamu Sriwijaya FC pada ISL, Kamis (14/5) di Lamongan. Sriwijaya Post mengadakan kuis tebak skor. Caranya, tebak berapa skor pertandingan dan kirim SMS ke nomor 0811711088 hari ini mulai 10.00 sampai dengan 15.00. Ingat! Satu nomor hanya untuk satu penebak. Penebak jitu akan diundi sebanyak 3 orang untuk mendapatkan voucher belanja Hypermart masingmasing Rp 100.000.
ke halaman 11
ke halaman 11
Ambulans Penjemput Tabrak Motor ■ Dua Mahasiswi Tewas Seketika INDRALAYA, SRIPO — Kecelakaan tragis terjadi di Jalan Lintas Timur (Jalintim) Km 26 Desa Pulau Semambo Kecamatan Indralaya Utara Kabupaten Ogan Ilir (OI),
Rabu (13/5) sekitar pukul 12.00. Sepeda motor yang ditumpangi dua mahasiswi terbalik dan ditabrak mobil ambulans dari RSUD Rabain Muaraenim.
Mobil ambulans tersebut dikemudikan Masnan (39) warga Desa Tanjung Jati Dusun II Kecamatan Muaraenim. Ambulans tersebut rencananya akan menjemput Bupati Muaraenim ke halaman 11
SRIPO/ST1
SRIPO/ST1
Ambulans milik RSUD Muaraenim yang mengalami kecelakaan diamankan di Polres Ogan Ilir, Rabu (13/5).
Jenazah dua mahasiswi yang tewas ditabrak ambulans berada di Puskesmas Km 32 Indralaya Ogan Ilir.
Ngon Cs Full Spirit
■ Jika Ingin Pertahankan Martabat mempertahankan martabat itu, PKS sebaiknya benar-benar merealisasikan ancamannya mundur dari koalisi. “Jelas sudah sulit mendapatkan titik temu antara PD dan partai anggota koalisi karena
meninggalkan RSK Charitas setelah sempat dirawat (opname) selama lima hari sejak 8 Mei di Lantai V Paviliun Clara Nomor 501. H Kalamuddin Djinab saat meninggalkan rumah sakit menggunakan kursi roda dari Lantai V menuju teras lantai I dengan pengawalan ajudan dan kerabat dekat. Di tempat ini, sudah ada mobil Land Cruiser
yang langsung membawa Kalamuddin ke kediamannya. Kondisi fisik Kalamuddin sendiri terlihat masih lemas, meskipun masih sempat menebarkan senyum. Tidak ada sedikitpun kalimat yang keluar dari mulutnya. Bahkan, fotografer Sripo yang mencoba mengambil gambar saat Kalamuddin keluar dari kamar dan didorong dengan kursi roda, keluarga pun menyatakan keberatan dan mencoba mengha
PALEMBANG, SRIPO — Bermodalkan hasil positif setelah menghajar Persija Jakarta 4-3 pada laga terakhir, membuat Ngon cs kian percaya diri dalam menghadapi Persela Lamongan di Stadion Surajaya Lamongan, Kamis (13/5). Kondisi tim yang full spirit ini, diharapkan dapat membawa Sriwijaya FC bertahan di papan atas klasemen Indonesia Super League (ISL) hingga akhir kompetisi.
Dari tiga pertemuan kedua tim, SFC unggul dengan dua kemenangan dan sekali seri. Yaitu menang 2-1 (ISL -5-8-08), seri 2-2 (divisi Utama, 7-807), dan 5-1 (divisi Utama, 9-4-07) “Tim saat ini sedang dalam kondisi baik, dan tidak ada masalah baik dalam teknis dan nonteknis. Diharapkan kondisi ini dapat terjaga hingga akhir kompeti ke halaman 11
Pasar Sambut Positif Boediono JAKARTA, SRIPO — Keputusan Susilo Bambang Yudhoyono memilih Gubernur Bank Indonesia Boediono sebagai Wakil Presiden dalam pemilihan presiden mendatang disambut baik oleh pelaku pasar. Boediono yang dikenal lebih condong ke ekonomi liberal dinilai bakal banyak menguntungkan pelaku pasar. Pasar akan merasa lebih nyaman. “Isu Boediono akan diambil sebagai Wapres oleh pak SBY itu sudah beredar sejak seminggu lalu, dan akhirnya memang terjadi. Sejak isu itu beredar, pasar
modal sudah memberi sinyal positif. Indeks harga saham gabungan dan rupiah terus naik. Ini sinyal positif dari pasar terhadap keputusan SBY,” ungkap guru besar Universitas Kristen Indonesia (UKI) Roy Sembel. Pengamat pasar modal ini menilai, Boediono selama ini dikenal sebagai sosok market frendly. Ia juga memiliki latar belakang ekonomi yang cukup kuat, sebagai akedemisi dan sekaligus juga praktisi ekonomi. Boediono juga dinilai memiliki kedekatan dengan pasar. (Persda Network/ugi)
C M Y K