SRIWIJAYA POST Spirit Baru Wong Kito
MINGGU, 18 OKTOBER 2009
ECERAN Rp 2.000
TERBIT 24 HALAMAN
Kader Parpol Diplot Menko ■ SBY Panggil 17 Calon Menteri, 10 Wajah Baru JAKARTA, SRIPO — Mantan Panglima TNI, Marsekal (Purn) Djoko Suyanto dapat dipastikan menjadi muka baru di Kabinet Indonesia Bersatu (KIB) II. Djoko tercatat sebagai orang pertama yang menandatangani pakta integritas dan kontrak kerja di kediaman pribadi Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), Puri Cikeas, Bogor, Sabtu (17/10). Dua menteri koordinator lainnya, kemungkinan besar dipercayakan kepada dua kader parpol. Hatta Radjasa, kader Partai Amanat Nasional (PAN), bakal menempati pos sebagai Menko Perekonomian. Sedang Agung Laksono, kader Partai Golkar, menjadi Menteri Koordinator Kesejahteraan Rakyat (Menko Kesra). Hingga kemarin petang, SBY memanggil 17 calon menteri, dari total 34 menteri kabinet (lihat tabel). Selain Djoko Suyanto, ada sejumlah muka baru yang belum menjadi menteri pada KIB I. Muka baru itu antara lain Jenderal Pol (Purn) Sutanto, Syarifuddin Hasan (anggota DPR), Gamawan Fauzi (Gubernul Sumbar), Kuntoro Mangkusubroto (mantan Ketua BRR AcehNias), Muhaimin Iskadar (Ketua Umum PKB), Tifatul Sembiring (Presiden PKS), Salim Segaf Aljufri (Dubes
RI di Arab Saudi), Agung Laksono (mantan Ketua DPR), dan Andi Mallarangeng. Usai menandatangani pakta integritas dan kontrak kerja, Djoko Suyanto yang pernah menjadi mantan ketua tim sukses pasangan SBY-Boediono, enggan mengungkapkan posisinya di KIB II. “Saat ditanya, saya hanya menjawab sesuai kapasitas dan kemampuan saya. Beliau, saya rasa sudah tahu apa yang menjadi kapasitas dan kemampuan saya,” ungkap Djoko. Hampir pasti Djoko bakal menempati pos sebagai Menteri Koordinator Poli-
tik, Hukum, dan Keamanan (Polhukam) menggantikan Widodo AS. “Yang tertuang dalam pakta integritas cukup panjang dan saya tidak hafal. Yang jelas itu komitmen kita. Sedangkan kontrak kerja adalah apa yang harus dicapai di masa mendatang,” katanya soal pakta integritas dan kontrak kerja yang ditandatangani dihadapan SBY-Boediono Kedatangan Djoko disambut Andi Mallarangeng dan Seskab Sudi Silalahi. Saat itu sudah hadir pula seorang calon menteri lain yaitu Hatta Radjasa yang
ke Cikeas
09
KOLOM Arbi Sanit Pengamat Politik UI
Gaya SBY Mirip Orba SAYA mengritik keras fit and proper test calon menteri yang dilakukan Presiden SBY. Saya melihat, calon menteri yang akan dipercaya SBY lebih banyak berasal dari partai politik, tanpa melihat kapabilitas dan kemampuan. Bahkan ada yang tidak jelas prestasinya di kabinet masih tetap dipanggil. Ini semakin menunjukkan gaya kepemimpinan SBY mirip dengan gaya mantan penguasa Orde Baru. Padahal
01
trans). Sang istri yakni mantan artis dan pesinetron Inggrid Kansil luar biasa bahagianya. Inggrid yang kini juga menjadi anggota DPR RI sempat menebak-nebak, posisi apa yang akan diberikan kepada suaminya sebelum menghadap Presiden SBY pada Sabtu siang. “Kalau memang dipercaya oleh Pak SBY di kabinet, tentu saya bersyukur. Apalagi sesama kader Demokrat, tentunya ini menjadi amanah yang ha ke halaman 11
Djoko Suyanto Jabatan Terakhir: Mantan Panglima TNI
Menko Polhukam 02
03
12
13
Muh Nuh Jabatan Terakhir: Menkominfo
Gamawan Fauzi Jabatan Terakhir: Gubernur Sumbar
PENYUMBANG DANA KEMANUSIAAN SRIPO via BMKM-SRIPO NO NAMA RUPIAH SALDO Sabtu (17/10) Rp 12.964.000,00 117. Alif, Salsa, Bagas Rp 50.000,00 118. Nova Rp 50.000,00 Total Rp 13.064.000,00 GEMPA SUMBAR BNI-SRIPO SALDO Sabtu (17/10) Rp 4.693.333,00 PEDULI GEMPA BANK SUMSEL-SRIPO SALDO Sabtu (17/10) RP 105.908.782,00 JUMLAH keseluruhan Sabtu (17/10) RP 123.666.115,00
MANCHESTER, SRIPO — Manchester United berhasil menggapai puncak klasemen Liga Inggris lagi menggeser Chelsea. Kekalahan Chelsea atas Aston Villa dimanfaatkan betul oleh MU yang sukses menekuk tamunya Bolton Wanderers 2-1. Di Stadion Old Trafford, Sabtu (17/10), Setan Merah unggul cepat lewat gol bunuh diri Zat Knight di menit keempat. Antonio Valencia menambahi jadi 2-0 di menit 32. Matt Taylor memperkecil kekalahan Bolton di menit 74. Tiga angka ini membuat perolehan poin MU bertambah jadi 22, unggul satu angka atas Chelsea yang poinnya tetap 21 karena beberapa jam sebelumnya dipecundangi Aston Villa 21. Arsenal berhasil kembali masuk ke jajaran empat be-
Menteri Sosial 14
Jero Wacik Jabatan Terakhir: Menbudpar
Menteri Budaya dan Pariwisata 15
Andi Malarangeng
Menteri Pemuda dan Olahraga Tifatul Sembiring Jabatan Terakhir: Presiden PKS 16
Sudi Silalahi Jabatan Terakhir: Sekretaris Kabinet
Menteri Sekretaris Negara
Mari Pangestu Jabatan Terakhir: Menteri Perdagangan
Menteri Perdagangan 17
Sutanto Jabatan Terakhir: Mantan Kapolri
Menteri Hukum dan HAM
Prakiraan Posisi GRAFIS:SRIPO/SYAF, FOTO: ANTARA/XIS/HEIRUDIN/KOMPAS
sar Liga Inggris, setelah The Gunners memetik tiga angka hasil kemenangan dari Birmingham 3-1. Arsenal yang sebelum laga berada di posisi lima naik satu peringkat dengan koleksi 18 poin dari delapan laga yang telah
mereka lakoni. Namun posisi mereka masih dapat tergeser Manchester City yang kini mengemas 16 poin dan baru bermain pada Mingu (18/10) ke halaman 11
AP PHOTO/JON SUPER
MENGGIRING BOLA — Pemain Manchester United’s Ryan Giggs, kiri, menggiring bola dari pemain Bolton’s Sam Ricketts, kanan, pada Liga Inggris di Stadion Old Trafford, Manchester, Inggris, Sabtu (17/10).
Ary Muladi Bakal Dikonfrontir ■ Bibit-Chandra: Jangan Ada Rekayasa JAKARTA, SRIPO — Tersangka Ary Muladi yang baru saja ditangguhkan penahanannya, setiap Senin dan Kamis wajib menjalani wajib lapor di Mabes Polri. Pada wajib lapor pertama hari Senin (19/10) besok Ary Muladi akan dikonfrontrir dengan dua Wakil Ketua KPK (non aktif) Bibit Samad Rianto dan Chandra M Hamzah. Konfrontir dilakukan lantaran awalnya Ary Muladi mengaku menyuap dua pimpin-
Salim Segaf
Jabatan Terakhir: Jubir Presiden
MU Geser Chelsea MENYAKSIKAN dan mendengar penderitaan nasib saudara kita di Nagari Minang Kabau, kita tentu terketuk untuk membantunya. Untuk itu Harian Sriwijaya Post bekerja sama dengan empat lembaga akan menyalurkan bantuan korban gempa itu. Yakni dengan Badan Musyawarah Keluarga Minang (BMKM) Sumsel, Bank Sumsel, BNI Musi, serta pusat perbelanjaan Hypermart Palembang. Setiap penyumbang dan jumlahnya akan dimuat di harian ini. Wartawan Sripo juga akan meliput saat bantuan diserahkan kepada yang berhak di lokasi bencana. Anda dapat menyalurkan bantuan ke rekening Gempa Sumbar BNI-SRIPO di BANK BNI MUSI 3009009004, rekening Bank Sumsel Peduli Gempa Padang di BANK SUMSEL CABANG KAPT. A RIVAI Giro AC 140.307.0644, atau Dana Kemanusiaan Sripo di Bank BCA Palembang 0212254001. Juga bisa menyalurkan bantuan Anda ke Posko Bantuan Gempa BMKM di Sekretariat BMKM Sumsel (Jl Minangkabau Soekarno-Hatta). Atau ke pusat perbelanjaan Hypermart di Palembang Indah Mall (Jl Letkol Iskandar). Catatan: Sudah disalurkan tahap pertama Rp 100.000.000,00 (seratus juta rupiah).
Muhaimin Iskandar Jabatan Terakhir: Ketum PKB
Jabatan Terakhir: Dubes untuk Arab Saudi
Menteri Kom Info 08
Kuntoro
Menteri Tenaga Kerja dan Trans
Sri Mulyani Jabatan Terakhir: Menkeu
Menteri Dalam Negeri 07
Suryadharma Ali Jabatan Terakhir: Menkop UKM/Ketum PPP
Menteri ESDM
Menteri Pendidikan Nasional 06
11
Agung Laksono Jabatan Terakhir: Ketua DPR/Waketum Golkar
Menteri Keuangan 05
10
Jabatan Terakhir: Kepala BRR Aceh
Menko Kesra 04
Menneg Perumahan Rakyat
Menteri Koperasi dan UKM Hatta Rajasa Jabatan Terakhir: Mensesneg
Menko Perekonomian
ke halaman 11
KETUA DPP Partai Demokrat Syarif Hasan, dengan senyum khasnya menyambangi kediaman Presiden SBY di Puri Cikeas, Bogor, Jawa Barat, Sabtu (17/10). Syarif adalah satusatunya kader Demokrat yang datang bersama 16 calon menteri yang menjalani fit and profer test yang dilakukan Presiden SBY pada hari pertama. Diperkirakan Syarif dipercaya SBY untuk menjadi Menteri Tenaga Kerja dan TransPN migrasi (Menaker-
Syarifuddin Hasan Jabatan Terakhir: Ketua DPP PD
ke halaman 11
Kumpulkan Anak Yatim
INGGRID KANSIL
Mereka Sudah Datang
an KPK tersebut. “Ary akan dikonfrontir dengan Chandra dan Bibit serta Edy Sumarsono,” ungkap Sugeng teguh Santoso, penasihat hukum Ary Muladi kepada Persda Network, Sabtu (17/10), di Jakarta. Sugeng meyakini Ary Muladi akan tetap berpegang pada pengakuannya, yakni mencabut keterangan pernah memberikan Rp 5,1 miliar dari Dirut PT Masaro Radiokom Anggoro
Widjojo kepada pimpinan KPK. “Ary akan tetap mengungkapkan bahwa tidak pernah ada penyuapan kepada pimpinan KPK,” ujar Sugeng. Sugeng juga membantah, ditangguhkannya penahanan Ary lantaran ada deal dengan Polri agar mengaku lagi telah menyerahkan uang kepada pimpinan KPK. “Nggak pernah ada deal-dealan. Kami, Ary ke halaman 11
Musik Pengusir Stres MUSIK adalah sebuah karya seni yang begitu dashyat pengaruhnya terhadap kehidupan manusia. Bahkan sejak dalam kandungan pun, sang bayi sudah mengerti akan sentuhan alunan musik terutama musik klasik. Begitu pula dengan dara cantik yang satu ini, Maya Puspitasari, siswa kelas 2 SMA Xaverius I Palembang yang mengaku begitu menggandrungi musik terutama or ke halaman 11
Maya Puspitasari
SRIPO/STS