SRIWIJAYA POST
RABU 28 JANUARI 2010
24 HALAMAN
Spirit Baru Wong Kito
WWW.SRIPOKU.COM
HARGA ECERAN RP 2.000
SIRKULASI: 0711-310345 IKLAN:0711-311888
Sayap Bengkok, Moncong Sentuh Tanah no-Hatta gelincir di Soekar er ■ Pesawat Sriwijaya Air TTer Soekarno-Hatta ergelincir
ANTARA/MUHAMMAD DEFFA
TERGELINCIR — Petugas Bandara menarik ke hanggar sebuah pesawat Sriwijaya Air PK-CJA dengan tujuan Jakarta-Padang dengan penumpang 134 orang yang sempat tergelincir di Run 07 Utara Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Rabu (27/1).
JAKARTA, SRIPO — Pesawat Sriwijaya Air rute Jakarta-Padang tergelincir karena mengalami gangguan hidrolik, di Bandara Soekarno-Hatta, Rabu (27/ 1) sekitar pukul 13.47. Beruntung, semua penumpang selamat dan berhasil dievakuasi. Pantauan wartawan sesaat pesawat itu tergelincir, sekitar 300 meter dari sisi kiri runway (landasan pacu) utara Bandara Soekarno-Hatta, terlihat sayap sebelah kanan sedikit bengkok. Posisi moncong pesawat juga agak menukik sehingga nyaris menempel ke tanah.
Sejumlah petugas terlihat sibuk melakukan kegiatan evakuasi. Sebanyak 3 mobil pemadam kebakaran juga disiagakan di sekitar pesawat tujuan JakartaPadang itu. Akhirnya penumpang bisa dievakuasi dan dinaikkan bus untuk diistirahatkan ke terminal C. Proses evakuasi penumpang dan penarikkan pesawat memakan waktu sekitar dua jam, sehingga runway utara terpaksa ditutup. Sekitar pukul 16.10 runway utara dibuka lagi, sehingga penerbangan normal kembali. Sementara itu Kepala Pusat Komunikasi Publik, Ke-
menterian Perhubungan, Bambang S. Ervan, saat dihubungi mengungkapkan Pesawat Sriwijaya Air B737-200 dengan nomor penerbangan SJ020 tujuan Padang tersebut membawa 128 penumpang saat tinggal landas pukul 12.35 berjalan normal. “Namun saat diudara, pilot mendeteksi masalah hidrolik pada roda depan (nose wheel) dan pilot memutuskan untuk mendaratkannya kembali dengan kondisi darurat atau tanpa roda depan. Pesawat terhenti 10 meter sebelum taxiway ke halaman 7
Enam Motor Raib Bersamaan ■ Saat Nonton Pertandingan SFC-Persebaya ■ Sindikat Curanmor Makin Gentayangan PALEMBANG, SRIPO — Kasus pencurian motor (curanmor) kian menggila. Enam warga melapor kehilangan motor saat menonton pertandingan sepakbola antara Sriwijaya FC melawan Persebaya di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring, Selasa (26/1) malam. Korban melapor ke Mapoltabes Palembang begitu tahu motor mereka raib di parkiran stadion usai pertandingan. Kepada petugas SPK mereka mengakui motor dalam keadaan dikunci stang dan sudah menggunakan kunci pengaman tambahan. Korbannya Jumaidi Susanto (28), warga Jl Darmapala RT 50 RW 15 Bukit Besar, hilang motor Honda Supra X 2002 warna silver violet plat BG 4495 LK. Lalu M Sobri (17), warga Jl Jend A Yani Lr Manggis 8 Ulu Seberang Ulu I, motor Jupiter MX merah 2006 plat BG 4379 KH berikut STNK. Korban ketiga Bambang Arifin (25) pegawai honorer Unsri. Ia melapor kehilangan motor Yamaha Vega R warna biru tahun 2004
dengan nomor polisi BG 3410 AC. Kemudian Jeli Carlof (17), warga Jl Jend A Yani Lr Amilin SU I, Yamaha Jupiter MX biru plat BG 2748 RM tahun produksi 2009. M Arif Martono (25), warga Jl Kenangan Lr Flamboyan juga melapor kehilangan
SINDIKAT CURANMOR Rawan Curanmor
ke halaman 7
Mudah Dijual BERBEKAL kunci T, Muhammad Ali (35), warga Jl Pintu Besi Kelurahan 8 Ulu bersama dua rekannya yang masih buron, Kp dan Wn, mencuri motor Jupiter MX milik salah satu penonton perSRIPO/MG3 tandingan SFC vs Persebaya, Selasa (26/1) malam. Modusnya, Ali mengeksekusi motor yang parkir. Wn mengamati kondisi dari kejauhan dan Kp berada di dekat Ali bertugas mengamankan situasi jika aksi mereka kepergok. Ketiganya penjual tiket pertandingan di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring.
Polsekta Motor · Ilir Barat I 52 · Ilir Barat II 27 · Ilir Timur I 78 · Ilir Timur II 32 · Seberang Ulu I 37 · Seberang Ulu II 24 · Plaju 10 · Gandus 19 · Sukarami 78 · Sako 23 · Kertapati 4 · Kalidoni 25 · Kemuning 20 Jumlah 429
Tempat kos Parkiran sekolah Parkir sembarangan Di rumah (paling banyak) lagi pacaran. Tidak menggunakan kunci pengaman KUNCI tambahan PENGAMAN
Sering Dicuri Yamaha: Jupiter MX, Jupiter, Vega R, RX King, Vixion Honda: Supra Fit dan Supra X lama
Tips Cegah Curanmor SU PAL
Disebut kunci T karena bentuknya menyerupai huruf T. Gagangnya dapat dibuat dari kunci busi, Sedangkan kakinya dari obeng. Bagian kaki, yang kemudian dicolokkan ke lubang kunci sepeda Motor, dibentuk pipih dan Runcing. Kunci T ini menjadi salah satu perkakas wajib para pemetik, alias pencuri Sepeda motor. PENCURI DI PALEMBANG
PENGAKUAN PELAKU
Kasus Curanmor 2009
PENADAH Jalur, OKU TIMUR, OKU
DAERAH PERKEBUNAN
Harga 1,5 - 3 Juta
Harga 1 - 2 Juta
GRAFIS:SRIPO/SYAF,DATA:MG4/AHF
ke halaman 7
Suka 10.000 Polisi Tanpa Senjata Dikerahkan inggalkan Istana esiden SBY TTinggalkan Beras ■ Kawal 40 Ribu Pendemo ■ PrPresiden Organik SEPERTI diberikatakan harian ini kemarin (Sripo 27/1), OKU Timur menghasilkan beras organik yang merambah di sejumlah kota besar termasuk Jakarta. Beras organik disukai karena memiliki kalori yang rendah dan diyakini cocok untuk menjaga stamina tubuh dan mengobati sejumlah penyakit. Hingga saat ini, beras organik menjadi incaran warga baik di OKU Timur sendiri, ke halaman 7
HERMAN DERU
JAKARTA, SRIPO — Polisi Daerah Metro Jakarta Raya mengerahkan 10 ribu personel tanpa senjata api untuk mengawal unjuk rasa yang mengepung istana presiden/wapres, Kamis (28/1). Massa yang turun ke jalan berasal dari 63 organisasi, dan elemen masyarakat dengan mengerahkan sektiar 40 ribu orang mengkritisi 100 hari pertama pemerintahan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono-Boediono. “Polda Metro Jaya telah menyiapkan sekitar 10.000 anggota yang merupakan gabungan dari satuan Reserse dan Kriminal, Brigadir Mobil, Samapta, dan Polisi Lalu-lintas. Estimasi
Polda Metro Jaya tidak terlalu mengkhawatirkan kondisi keamanan Ibukota menjelang pelaksanaan unjuk rasa, hari ini. Sebab berdasarkan data intelijen, situasi saat ini relatif mendukung harmonisasi para peserta aksi beraksi dengan damai
jumlah massa mencapai 40 ribu-an. Mereka akan tersebar di beberapa titik,” ujar Kepala Bidang Divisi Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Boy Raffli Amar, kepada Persda Network, Rabu (27/1). Pengerahan 10 ribu anggota Polri, kata Boy, dilakukan sejak Rabu malam, dan ditempatkan di titik-titik yang telah ditentukan tem-
pat sasaran pengunjuk rasa. Boy memastikan semua personel Polri yang diterjunkan tidak akan dilengkapi senjata api. “Untuk menghindari hal yang dapat membahayakan para peserta aksi, keseluruhan anggota tidak membawa senjata api,” katanya sembari menyebut personel dipersenjatai pentungan dan tameng.
hat Pencopotan-Bank Centur Susno Cur Centuryy (1) Curhat
Mimpi Buruk Ini Sudah Ada Pertanda DUA hari setelah dicopot dari jabatan sebagai Kabareskim, 27 November 2009, Komjen Pol Susno Duadji curhat melalui sebuah testimoni yang diberi judul Bhayangkara Sejati Setia dan Loyal. Apa isinya, berikut cuplikannya. RABU, tanggal 25 November 2009, jam 2043 WIB adalah waktu yang tidak mungkin ku lupakan karena pada detik itu terukir kesan yang sangat mendalam dalam diri pribadiku, istri, anak, menantu,
cucu, dan sanak saudaraku. Sepanjang sejarah berkarier di Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) yang telah ku lalui selama 32 tahun dengan penuh suka dan duka. Malam itu aku baru pulang dari kantor sekitar jam 20.15 WIB kemudian mandi, salat isya, lalu makan malam, tanpa ku duga TVOne menyiarkan press realese Kadiv Humas Polri Irjen Pol Drs Nanan Sukarna yang mengumumkan
mutasi yang terdiri dari 35 perwira tinggi dan perwira menengah. Kaget bercampur dengan berbagai pertanyaan karena namaku ada pada urutan pertama: Komisaris Jenderal Polisi Drs susno Duadji SH, MH, Msc (SD). Jabatan semula Kabareskrim Polri, jabatan baru perwira tinggi pada Mabes Polri, tanpa ada keterangan lain, ini artinya sama dengan nonjob.
BACA BESOK: Kapolri Telanjur Lapor Presiden
Kaget karena saya tidak pernah sama sekali diberi tahu sebelumnya, penuh tanda tanya karena mengapa harus diumumkan de ke halaman 7
Susno Duadji
PN/HERUDIN
Personel akan disebar di beberapa titik. Sebanyak 2.479 anggota mengamankan Istana Negara, 673 orang di Istana Wapres, 2.479 orang di Gedung DPR-MPR, 145 orang di gedung Departemen Keuangan, 261 orang di Makhamah Konstitusi, 221 orang di Kantor KPK dan 278 orang di Bundaran HI. Khusus untuk arus lalu lintas, menurut dia, pengalihan bersifat fleksibel. Boy Rafli Amar menyebut sasaran pengunjuk rasa adalah Departemen Keuangan, Istana Negara, Istana Wapres, Gedung DPRMPR, Kantor Makhamah ke halaman 7
TESTIMONI LUKI HERMAWAN Kapoltabes Palembang Saya sudah p e r n a h mendengar dari staf saya tentang portal berita sripoku.SRIPO/MG4 com, menurut mereka beritanya menarik dan mereka sering membukanya. Walaupun saya belum melihatnya secara langsung. Saran saya, pilihlah narasumber yang jelas dan kompeten agar berita yang dibuat tidak membingungkan masyarakat. Sebaiknya sripoku.com lebih disosialisasikan kepada masyarakat Portal berita pertama dari Sumatera Selatan, www.sripoku.com