Surabaya Sore - 26 September 2013

Page 1

Hal.5

Tak Bisa Main di Persebaya 1927

Del Piero, Kado Terindah Pasutri Italia

KAMIS LEGI, 25 SEPTEMBER 2013

Hal.4

EDISI No. 056/Tahun I

www.surabayapagi.com

Chairul Tanjung Tuding Presiden dan Bu Any

M

elihat foto ini, orang beranggapan ini adegan yang kurang etis alias tidak sopan yang ditunjukkan oleh seorang entrepreneur papan atas Chairul Tanjung saat bersama Presiden SBY, Ibu Any dan rombongan dua hari lalu di sebuah tempat. Masak Chairul bisa menuding Presiden dengan telunjuk tangannya lurus ke arah orang nomor satu negeri ini. Bahkan ada yang komen sikap Chairul Tanjung itu sudah kelewatan kurang ajar.

Hal.2

Hal.3

‘Kontroversi Hati’ Buat Zaskia Gotik


utama | 02 Dianggap Kurang Ajar

CT Tuding Presiden dan Bu Any

M

elihat foto ini, orang beranggapan ini adegan yang kurang etis alias tidak sopan yang ditunjukkan oleh seorang entrepreneur papan atas Chairul Tanjung saat bersama Presiden SBY, Ibu Any dan rombongan dua hari lalu di sebuah tempat. Masak Chairul bisa menuding Presiden dengan telunjuk tangannya lurus ke arah orang nomor satu negeri ini. Bahkan ada yang komen sikap Chairul Tanjung itu sudah kelewatan kurang ajar. Insiden ini sempat memantik reaksi keras sejumlah kalangan, seperti salah satunya seorang mahasiswa S2 Universitas Indonesia, Alwi menyebut bahwa adegan Chairul Tanjung

menuding SBY, Any dan rombongan tidak perlu dicontoh. ‘’Kepala Negara itu lambang Negara, buka untuk main-main, walaupun sudah saling dekat. Menghomati lambang Negara itu mutlak, siapa pun dia, termasuk Chairul Tanjung,’’ kata Alwi, Kamis siang tadi. Chairul Tanjung memang- Wakil Ketua Panitia Konferensi Tingkat Tinggi ke-21 Asia Pacific Economic Cooperation (APEC) Chairul Tanjung, tapi tidak boleh seperti itu, menunjuk dengan tangannya ke SBY, katanya. Mendapat tudingan dengan sebutan kurang ajar alias tidak sopan seperti itu, Chairul Tanjung pun membantah intrepretasi foto dirinya

10 Calon Haji Wafat

MADINAH - Sistem Informasi dan Komputerisasi Haji Terpadu (Siskohat), Rabu (25/9), merilis data sampai 16 hari pelaksanaan haji di Arab Saudi tercatat 10 calon haji Indonesia telah meninggal dunia akibat sakit. Kepala Seksi Pelayanan Siskohat Asep SA di Makkah, Rabu, menjelaskan sepuluh calon haji itu terbagi atas enam jamaah wafat di Madinah, tiga di Makkah, dan satu di Jeddah.

Empat dari mereka berasal dari embarkasi Solo (SOC) yaitu Nasir Bin Sagrib (SOC/3), Amin Bin Dolah Nduri (SOC/06), Abdurrahman Bin Marhad (SOC/2), dan Kimin Bin Ahmad Sujak (SOC/15). Dua yang pertama wafat di Madinah, sedang dua yang terakhir wafat di Makkah. Jamaah lainnya yang juga wafat di Madinah adalah Amaq Sapoan Bin Aq. Sapar (LOP/5),

dengan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono itu tidak seperti itu. Melalui Komisaris Transmedia, Ishadi SK, ia menjelaskan bahwa posisi tangannya seolah menunjuk ke SBY dan Ibu Ani Yudhoyono itu bukan bersikap kurang ajar. “Dia enggak nunjuk Presiden. Dia sedang menunjukkan slide di layar. Tapi gambar di slide kabur karena back light, jadi enggak kelihatan. Sebagai Wakil Ketua APEC, dia bertugas mengkoordinasikan operasional penyelenggaraan APEC,” kata Ishadi kepada Tempo, Kamis, 26 September 2013. KTT APEC ke-21 akan berlangsung pada 1-8 Oktober di Nusa Dua Bali. Foto Chairul Tanjung menunjuk tangan di depan Presiden dan Ani Yudhoyono beredar dua hari lalu. Dalam foto itu terlihat tangan kiri Ketua Komite Ekonomi Nasional itu tengah menunjuk sambil berdialog dengan SBY dan Ani Yudhoyono, yang berdiri di depan pintu. Menurut Ishadi, Chairul Tanjung sangat menghormati Presiden. “Dia itu sama SBY mundhuk-mundhuk. Dia itu sangat njawani,” ucapnya. Ishadi menjelaskan, tak lama setelah foto itu beredar, Chairul sempat “curcol” padanya. “Gimana ya, gambar saya direkayasa seperti itu. Saya mesti bilang apa,” kata Chairul kepada Ishadi. “Saya jawab, di zaman multimedia seperti ini, very easy untuk merekayasa gambar. Kita anggap lelucon saja.”- gt, tpc, dc Asmawati Binti H. Asmawi (JKG/4), Rotena Binti Malik (PLM/1), dan Icih Bachriyah Binti Bachrudin (JKG/19). Sementara, calon haji yang wafat di Makkah adalah Gozali Tusi Bin H. Abd Rahman dari kloter 8 Jakarta dan satu yang wafat di Jeddah bernama M. Arifin Bin Hape dari kloter 15 embarkasi Makassar. Sebelumnya, Kepala BPHI Madinah dr Suharto SpPD mengungkap sebagian besar kematian jemaah haji Indonesia di Daerah Kerja Madinah disebabkan karena penyakit jantung. “Kebanyakan sebab kematian jemaah karena riwayat jantung,” katanya. Ia mengungkapkan, tiga kasus kematian lainnya disebabkan kasus infeksi seperti paru dan TBC. Ia menyarankan agar jemaah yang mempunyai riwayat jantung dan infeksi berat agar menjaga kondisi tubuhnya dan tidak memaksakan diri untuk beribadah jika kondisi tubuh tidak memungkinkan. “Faktor usia dan cuaca panas di sini membuat kondisi fisik cepat anjlok,” katanya. Berdasarkan data di BPHI Madinah, sampai hari Selasa secara kumulatif tercatat ada 116 jamaah yang mendapat rawat jalan di BPIH Madinah dan 49 jamaah di antaranya dirujuk di RS Arab Saudi. “Ada juga rawat jalan di tingkat kloter yang jumlahnya tercatat ada 21.590 orang. Mereka terus dimonitor dokter kloternya,” katanya. – sr, ant


‘Kontroversi Hati’ Buat Zaskia Gotik

T

erkadang sebuah karya terlahir dalam keadaan terpuruk. Seperti itulah yang dialami Vicky Prasetyo. Di balik keterpurukannya di balik jeruji, Vicky menuangkan isi hatinya ke dalam sebuah lirik lagu berjudul Kontroversi Hati. Lagu Kontroversi Hati tersebut ia ciptakan khusus untuk mantan tunangannya, Zaskia Gotik. Cynthiara Alona, sahabat Vicky yang sering menjenguknya di tahanan baru-baru ini menuturkan Kontroversi Hati menceritakan kerisauan dan perasaan Vicky selama ini. “Vicky sedang menciptakan satu buah lagu untuk Zaskia,” kata Cynthiara Rabu siang. “Vicky menjanjikan lirik lagunya akan rampung dalam waktu dekat ini.” Sebagai seorang sahabat, bintang dangdut yang biasa disapa Alona ini mengaku cukup prihatin melihat kondisi sahabatnya. “Vicky sangat terpuruk ditinggal Zaskia,” kata dia. Alona pun mengungkapkan bahwa perasaan Vicky sama sekali tidak berubah terhadap Zaskia. Bagi Vicky, Zaskia merupakan perempuan terbaik yang pernah ia miliki. “Dia (Vicky) bilang, seseorang yang tulus mencintai itu tidak akan sanggup untuk membenci,” kata dia. “Apa pun itu alasannya, tanpa terkecuali.”- tpc

utama | 03

Hidung Pindah ke Dahi

Melihat pria ini, sekilas akan tumbuh sebuah benjolan di dahinya. Tapi siapa sangka, benjolan tersebut adalah hidung kedua yang sengaja dibuat di dahi pria tersebut oleh dokter. Alasannya, karena hidung asli si pria ini tidak berfungsi lantaran sakit. Dilansir ABC News, Kamis (26/9) siang tadi, pria yang hanya diidentifikasi bernama Xiaolian ini mengalami kerusakan di hidungnya karena infeksi setelah kecelakaan mobil. Karena tak ada jalan untuk memperbaiki hidungnya yang rusak, dokter pun akhirnya memutuskan bahwa cara satu-satunya merekonstruksi hidung pria berusia 22 tahun adalah membentuk hidung baru di dahi Xiaolian melalui pembedahan. Perluasan jaringan yang berada di bawah kulit dipotong menyerupai hidung. Menurut media setempat, dokter berharap untuk segera menanam hidung baru tersebut. Dr Patrick Byrne, direktur Facial, Plastic and Reconstruction Surgery di Johns Hopkins Medical Center, mengatakan bahwa kulit dahi yang digunakan berguna untuk mem-

bantu hidung bereformasi. Pasalnya, bagian kulit tersebutlah yang paling dekat dengan struktur kulit di hidung. Namun biasanya, hidung direformasi saat proses operasi, bukan ketika ditanam di dahi pasien. “Dugaan saya ketika jaringan di hidung rusak maka mereka harus menggunakan kulit dahi pada bagian dalam hidung. Ini akan menjadi hidung yang nyata dan pastinya memiliki saluran untuk bernapas,” kata Dr Byrne. Ketika hidung ditransplantasi, tulang rawan dari tulang rusuk Xiaolian akan digunakan untuk memberi tambahan struktur pada hidung barunya. Byrne menambahakan bahwa hidung baru Xiaolian berada pada kondisi paling rentan 18 bulan setelah tranplantasi dilakukan. “Banyak hal bisa terjadi, kalau ada infeksi di tulang rawan, dia bisa menghancurkan apa yang tampak seperti hidung sekarang ini terlihat seperti gumpalan,” papar Dr Byrne. Namun, jika Xiaolian bisa menghindari komplikasi, maka hidung barunya bisa bekerja mirip seperti hidung aslinya. “Dia bisa mencium bau karena reseptor bau pada hidung barunya cukup tinggi,” ujar Dr Byrne. Apa yang terjadi pada Xiaolian membuat Byrne membayangkan jika di masa depan dokter bisa menumbuhkan telinga dan hidung di laboratorium sebelum transplantasi. “Kita bisa mengambil sampel kulit dan beberapa sel dari DNA pasien serta tulang rawannya dan menggunakan sel-sel untuk menumbuhkan struktur organ sebelum dilakukan implantasi kembali,” pungkas Dr Byrne.- gt, dt

Situs Homoseksual Pertama Diblokir Perlaku penyuka sesame jenis sudah menjadi bagian dari lifestyle mendunia. Meski penentangnya semakin banyak, namun jumlah homoseksual semakin berjibun. Berbagai upaya untuk menghadang berkembangnya komunitas itu, pendukungnya makin banyak, bahkan institusi Negara Negara di Eropa danAmerika mendukung perkawinan sejenis. Namun, tidak sedikit Negara yang menentangnya, seperti Pakistan, yang jumlah homoseksualnya sudah jutaan, tapi Negara Islam itu tidak segan-segan melarang aktivitas sesame jenis. Bahkan, Rabu pagi tagi, otoritas negeri itu sudah memblokor situs homoseksual pertama. Namanya situs itu adalah Queerpk.com yang dirilis pada Juli menawarkan dukungan untuk komunitas gay di Pakistan. Pendiri situs ini mengatakan kepada BBC bahwa pemblokiran melanggar hak kebebasan berbicara. Otoritas telekomunikasi Pakistan (PTA) belum berkomentar. Walau diblokir, situs masih bisa diakses di luar Pakistan. Homoseksual masih menjadi hal yang tabu di negara ini dan secara teknis adalah hal yang ilegal, meskipun hukum tidak menegaskan hal tersebut. Queerpk.com diluncurkan dengan slogan “kenalilah kami, jangan membenci kami”. Situs ini bertujuan

untuk meningkatkan kesadaran tentang isu gay serta menyediakan saran dan pendidikan seks bagi gay, lesbian, dan transgender di Pakistan. “Website kami tidak mengandung konten eksplisit atau hal yang menyinggung sehingga keputusan PTA menutup website tanpa pemberitahuan adalah inkonstitusional dan menentang kebebasan berbicara,” kata pendiri Queerpk.com, yang tidak mau disebutkan namanya, kepada BBC Urdu. “Sebagian besar, kami homoseksual menggunakan situs ini untuk mengedepankan isu-isu yang berhubungan dengan kesehatan karena

pendidikan seks tabu di negeri ini.” “Karena itu kami sangat hati-hati dengan pemilihan bahasa sehingga tidak ada alasan bagi pemerintah untuk melarang ini.” Staf Queerpk.com tidak ingin menempuh jalur hukum, tetapi mereka berharap melalui kelompok-kelompok hak asasi manusia dan pekerja sosial protes mereka dapat dilihat oleh pemerintah. Catatan Pakistan dalam kebebasan internet cukup buruk. Sudah lebih dari setahun larangan diberlakukan untuk situs YouTube dan beberapa situs lain juga diblokir.- gt, ky, dc


sportaiment | 04

Lius Suares Sudah Diampuni Permainan Lius Suarez dalam laganya melawan Machester United memuaskan Manajer Liverpool, Brendan Rodgers. Fans Suarez pun bangga atas persembahan striker Urugay itu usai, meski permainannya masih menyisakan kekalaha . ‘’Tapi fans Suarez sudah diberi pengampunan dan dimaafkan atas ketelodorannya masa lalu,’’ kata Brendan. Suarez kembali beraksi kala The Reds menantang seteru klasik mereka, Manchester United di ajang Capital One Cup, Kamis (26/9). Dan meski mereka harus tersingkir dengan kekalahan 0-1, Rodgers melihat ada sisi positif dari kembalinya Suarez di Old Trafford. “Mengingat ia sudah absen sekian lama, ia tampil bersemangat dan Anda bisa lihat ia selalu jadi ancaman. Ia membuat bek lawan kerepotan. Jelas ia akan lebih tajam lagi seiring waktu, tetapi secara keseluruhan ia bisa merasa puas dan saya bahagia untuknya,” ujar pria asal Irlandia Utara itu. Sementara itu, laga Capital One Cup antara Manchester United kontra Liverpool menjadi ajang comeback bagi striker The Reds asal Uruguay, Luis Suarez. Pemain yang sebelumnya terkena larangan bertanding selama 10 laga akibat

menggigit tangan Branislav Ivanovic itu tampil selama 90 menit penuh di Old Trafford. Sayangnya debut kembalinya Il Pistolero tak berakhir manis karena timnya harus menyerah di tangan tuan rumah dengan skor 0-1. Namun pemain 26 tahun itu mengaku tak terlalu kecewa dengan hasil tersebut. “Hasil akhir laga ini tak terlalu bagus karena kami kalah namun perasaan kami baik-baik saja karena kami bermain bagus, menciptakan beberapa peluang dan kami tak berhasil membuatnya menjadi gol.” ujar Suarez seperti situs resmi klub. Meski mengakui masa hukumannya merupakan momen yang sulit, namun eks pemain Ajax Amsterdam itu menyebut kembalinya ke lapangan sangat penting baginya dan timnya. “Sangat penting bagi saya untuk kembali karena saya bisa membantu tim di atas lapangan lagi, dan di luar lapangan saya tak bisa melakukannya. Kami akan segera menatap laga selanjutnya.” lanjutnya. Suarez tampil cukup gemilang dengan membuat beberapa peluang termasuk satu peluang emas melalui tendangan bebas yang masih membentur mistar gawang United, gt, lfc

Jadikan Inspirasi Anda

Del Piero, Kado Terindah Pasutri Italia Hina The Gooner, Arsenal Cekal BBC

Ingin melengkapi kebahagiaanAnda, tirulah pasangan pengantin baru ini; Stefani dan Alessandro Albrini. Kedua mempelai ini rela berlarian di lapangan bola hanya ingin mengejar kesan yang ataktif dari momentum perkawinannya. Prinsipnya, keindahan pernikahan tak lengkap tanpa adanya dokumentasi. Setidaknya itulah yang berada di benak pasangan suami-istri asal Italia ini, yang rela berkunjung ke Australia demi mendapatkan foto bersama Alessandro Del Piero. Seperti Stefania dan Alessandro rela berpergian sejauh 10,000 mil dari tanah kelahiran mereka menuju Sydney, demi melengkapi momen kebahagiaan mereka bersama legenda Juventus tersebut. “Kami adalah penggemar berat Del Piero, kami

selalu mengikutinya kemanapun ia berada,” ujar Stefania seperti dilansir Goal Internasional. Stefania dan Allesandro juga bercerita tentang prosesi pernikahan mereka di Italia, yang memakai tema Bianconeri saat peristiwa membahagiakan itu berlangsung. “Del Piero terkejut ketika mengetahui kedatangan kami, tapi saya kira itu bukanlah hal yang aneh,” imbuhnya bercerita. “Kami juga suporter dari Sydney FC dan suami saya memakai dasi yang bernuansa warna kebesaran tim tersebut,” tandasnya.Kini, salah satu punggawa ketika Timnas Italia menjuarai Piala Dunia 2006 itu bermain untuk Sydney FC dan belakangan ini Del Piero ditunjuk sebagai kapten tim.- gt,rdt

Media massa merupakan partner penting buat klubklub sepakbola saat ini. Namun, bila sudah melampui batas, tak segan klub berani ambil tindakan dengan cekal atau memboikot stasiun tv tersebut. Kabar terbaru diambil oleh manajemen Arsenal terhadap salah satu stasiun TV ternama BBC lantaran stasiun tersebut menghina klub. BBC baru saja meluncurkan serial tentang polisi berjudul ByAny Means. Dalam sebuah adegan di episode pertama, tuduhan terhadap Gooners itu bisa dilihat. Seorang tersangka menuju bis ketika seorang detektif menahannya. Detektif itu kemudian mengatakan bahwa Gooner bukan sekadar kriminal. “Mereka ini lebih buruk dari kriminal, mereka adalah Gooners.” Ketika Arsenal mengetahui cerita di serial tersebut, mereka segera menghubungi sang produser di BBC. Pihak Arsenal meminta BBC untuk tidak menggunakan merchandise klub dalam bentuk apa pun untuk acara mereka. “Arsenal FC tidak memberikan izin untuk menggunakan jersey mereka dalam produksi serial ini. Kami akhirnya menggunakan jersey dengan gaya yang sama,” jelas juru bicara dari BBC. Arsenal telah melarang BBC untuk menggunakan segala macam atribut resmi klub mereka.Arsenal marah karena salah satu acara BBC menggambarkan Gooners, sebutan pendukung Arsenal, sebagai kriminal.


sportaiment | 05

Wasit Wanita Dimakimaki, Menangis

Wasit wanita Shelby Davis menangis saat meninggalkan lapangan saat memimpin laga U-15 antara Wyvern Youths melawan Pirelli Prates pekan lalu. Hal tersebut karena ia mendapatkan pelecehan verbal tentang gender dan profesinya sebagai seorang wasit. Wyvern Youths sedang memimpin 2-0 saat pertandingan memasuki masa rehat. Tak puas dengan hasil itu, ayah dari salah seorang pemain Pirelli Prates memaki-maki wanita berusia 21 tahun tersebut dan melontarkan kalimat yang kurang lebih berisikan ‘kamu hanyalah perempuan, tak seharusnya terlibat dalam sepakbola! Kemasi tas tanganmu dan pergilah pulang!’ Insiden tersebut membuat Davis tak kuasa menahan air matanya dan mengakhiri pertandingan saat itu juga. Davis sendiri telah melaporkan insiden ini kepada pihak berwenang dan mengaku sangat terpukul dengan insiden tersebut. “Saya telah melaporkan insiden tersebut kepada Hampshire FA, semoga ayah dari pemain tersebut segera didisiplinkan,” ungkap Shelby. “Saya menghentikan pertandingan karena komentar yang melecehkan gender saya. Kata-kata ofensif tersebut terucap kurang lebih selama 30 detik.” Ryan Andress, manajer dari Wyvern Youths, turut memberikan keterangan mengenai insiden tersebut. “Mata Shelby dibanjiri air mata. Ia nampak sangat terpukul dengan hinaan tersebut. Kejadian tersebut sangat memalukan. Saya tak ingin menyaksikan kejadian seperti itu lagi di pertandingan sepakbola,” ungkap Andress. Pihak Hampshire FA sendiri telah menyatakan bahwa mereka akan menindaklnajuti laporan tersebut dan akan bertindak tegas untuk mencegah terulangnya tindakan diskriminasi gender dalam sepakbola. (dym/mri)

Evan Diminta Pindah Klub, Tak Bisa Main di Persebaya 1927 Polemik dualisme klub sepakbola, Surabaya Persebaya membawa dampak yang tak mengenakan bagi salah satu anggotanya. Evan Dimas, Kapten Timnas Indoensia U-19 yang menjuarai Piala AFF pun masih belum bisa di sahkan sebagai pemain Profesional lantaran klub yang dibelanya, Persebaya 1927 tidak diakui oleh PSSI. Alhasil, akankah karir Dimas ikut terimbas? Asosiasi pimpinan Djohar Arifin Husin itu sudah menyatakan kalau Persebaya Surabaya asli, yakni Persebaya yang berlaga di Divisi Utama dan baru saja promosi ke Liga Super Indonesia (ISL) sesuai hasil rapat Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI di Hotel Borobudur, Jakarta, 17 Maret lalu. “Kalau masih tetap memakai nama Persebaya tentu saja tidak bisa. Sampai 2050 pun tidak bakal diakui oleh PSSI,” kata Wakil Ketua Umum PSSI La Nyalla, Kamis (26/9/2013). Lebih lanjut, pria berusia 54 tahun itu juga membahas nasib Kapten Timnas U-19, Evan Dimas yang merupakan pemain muda Persebaya 1927. Menurut La Nyalla, pemain berusia 18 tahun itu tak perlu mengkhawatirkan masalah rumit itu. Wakil Ketua Umum PSSI ke-20 itu menyarankan Evan Dimas tetap fokus ke timnas yang akan berlaga di Piala AFC U-19, Oktober mendatang. “Bagaimana Evan bisa main di Persebaya 1927, sementara PSSI tidak mengakui keberadaan Persebaya 1927? PSSI tetap tidak mensahkan Evan memperkuat tim itu. Tapi

dia tak perlu khawatir, Evan kan masih bermain di timnas,” pria kelahiran Jakarta itu mengakhiri. Dengan kata lain, Evan Dimas diharapkan tidak bergabung dengan Persebaya 1927 lantaran klub tersebut tidak sah secara administratif di PSSI. Namun demi perkembangan bakat besarnya Evan Dimas masih bisa bergabung dengan Timnas. Berita sebelumnya, polemik dualisme klub Persebaya berimbas pada masa depan pemain masa depan Indonesia Evan Dimas yang membela Persebaya 1927. Hasilnya, PSSI menegaskan bahwa Persebaya yang diakui PSSI adalah Persebaya Surabaya, yang baru saja promosi ke Liga Super Indonesia (ISL) dan bukan Persebaya 1927, yang saat ini berkompetisi di Liga Primer Indonesia (IPL). Keputusan itu dibuat dalam Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI di Hotel Borobudur, 17 Maret lalu. PSSI pun menganggap Persebaya 1927 bukan anggota resmi asosiasi pimpinan Djohar Arifin Husin. Selain itu, status pemain yang baru saja mengantarkan Indonesia meraih Piala AFF U-19 itu merupakan kewajiban PT Liga Prima Indonesia Sportindo (LPIS) yang menaungi Persebaya 1927. Manajemen Pesebaya 1927 sebenarnya sudah mengajukan proses alih status dari amatir ke profesional gelandang berusia 18 tahun tersebut sejak 2013 lalu. Namun hingga saat ini, PSSI tidak mau mengesahkan status Evan Dimas.

Klub “Raksasa” Tak Terbendung Red Devils Sukses Singkirkan The Reds Klub-klub papan atas kompetsisi EPL Inggris tak terbendung dalam lanjutan babak kedua Piala Capital One Cup tengah pekan ini. Chelsea, Tottenham Hostpur, Manchester City sukses unjuk kekuatan pada rival-rivalnya. Dampaknya bisa dilihat dari hasil beberapa laga. Dua klub rival asal London, Chelsea sukses menyudahi perlawanan.. dengan skor 2-0. Salah satunya disumbangkan oleh Fernando Torres yang tampil ciamik dalam laga itu dan gelandang sarat pengalaman Ramirez. Sedangkan, tetangga sekaligus Rival Chelsea, Spurs seolah sudah melupakan kepergian sang bintang Gareth Bale. Spurs

dengan perkasa membungkam Aston Villa empat gol tanpa balas, dua gol diantaranya diborong oleh striker gaek, jermain Defoe. Tak mau kalah, Manchester City pun tampil dengan skuadkomplit.Dengansemangatmembalas dendam, City mampu menyudahi Wigan 5-0. Pada dini hari tadi Swansea yang notabene merupakan juara bertahan harus angkat koper. Swansea tak berdaya di tangan Birmingham City. Swansea kalah 1-3. Sedangkan, United yang harus melakoni laga-laga berat sukses mengalahkan Liverpool melalui gol semata wayang

Javier Chicarito Hernandez. Kemenangan ini bermakna ganda bagi kubu Setan Merah. Pertama, United mampu membalaskan dendamnya pada dua pekan lalu sekaligus mengakhiri kiprah Liverpool di ajang Capital One Cup. Selain itu kemenangan ini mental positif setelah dipermalukan oleh tetangganya.


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.