AMBISI SEORANG IBRAHIMOVIC
Harga: Rp.2000,Luar Kota + Ongkos Kirim
terbit 16 halaman
ZLATAN Ibrahimovic punya ambisi besar melompati catatan gol bintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo. Bomber PSG ini hanya tertinggal satu gol dari catatan gol Ronaldo yang kini menjadi top scorer Champions League musim ini. Dua gol Ibracadabra saat PSG menggulung Bayer Leverkusen 4-0 di leg 1 babak 16 besar, bulan lalu, menjadikan pemain Swedia ini mengoleksi total 10 gol di pentas Champions League musim ini. Dan harapan untuk menyalip CR7 terbuka lebar dengan status PSG yang akan menjadi tuan rumah di laga leg 2, dini hari nanti. Sebuah catatan yang kemungkinan besar akan melengkapi
pesta di Parc des Princes untuk merayakan lolosnya PSG ke babak perempatfinal. Dilansir Footballdirectnews, Ronaldo tentu juga punya peluang untuk semakin menancapkan hegemoninya saat Madrid menjamu Schalke 04 di Santiago Bernanbeu pada leg 2, pekan depan. CR7 juga punya motivasi untuk terus memburu gol demi mengejar rekor legenda Madrid, Raul Gonzalez. Ronaldo yang kini mencatat 62 gol di pentas Eropa hanya terpaut 9 gol dari catatan 71 gol Raul di pentas tertinggi Eropa. Sebagai catatan, Ibrahimovic kini total mengoleksi 41 gol di Champions League.(vinc)
KAMIS 13 MARET 2014 NOMOR. 02500 TAHUN VIII
Ambil cuti, Lape tidak perlu diganti
INTERNASIONAL Michelle Bachelet dilantik jadi Presiden Cile lagi MICHELLE Bachelet dilantik menjadi Presiden Cile untuk kedua kalinya. Pemimpin partai sosialis ini resmi menjabat kembali sebagai orang nomor satu Cile setelah sebuah upacara peresmian digelar di Kota Valparaiso, Selasa (11/3). Menurut laporan VIKTOR Yanukovych. BBC, pengucapan sumpah wanita berusia 62 tahun ini disaksikan MICHELLE Bachelet. juga oleh sejumlah pemimpin dari negara tetangga, seperti Cristina Fernandez de Kirchner dari Argentina, Rafael Correa dari Ekuador, Peru Ollanta Humala dari Peru, dan Evo Morales dari Bolivia. Bachelet kembali memenangkan pemilu pada Desember lalu. Saat itu, ia mengalahkan rival konservatifnya, Evelyn Matthei, dengan kemenangan telak. Bachelet memenangkan 62 persen suara, sedangkan Matthei hanya 38 persen. Dalam kepemimpinannya mendatang, ia berjanji untuk melakukan reformasi pendidikan dan meningkatkan pelayanan kesehatan.(temi)
SELEBRITI
Mengaku masih sanggup lakukan tugas Menhub
PRESIDEN SBY meninjau gelar alutsista TNI AL di Markas Komando Armada Republik Indonesia Kawasan Timur, Surabaya, Jatim, Rabu (12/3) pagi.(foto: sbyi)
Jakarta—Menteri Perhubungan Ernest Evert Mangindaan akan mengambil cuti kampanye jelang Pemilu Legislatif yang akan digelar 9 April mendatang. Menteri yang juga Ketua Dewan Pembina harian Partai Demokrat itu berencana mengambil cuti sesuai aturan Komisi Pemilihan Umum (KPU). ”Sesuai yang disarankan dari KPU (Komisi Pemilihan Umum), total cutinya empat hari,” kata Ma-
KPU minta partai kampanye damai
Surabaya—”Kita ini tidak ingin perang. Namun jika harus bertempur dan pertahankan kedaulatan, kita sudah siap. Kekuatan TNI AL kita bertambah lagi,” ujar Presiden Susilo Bambang Yudhoyono saat meninjau gelar alat utama sistem persenjataan (alutsista) TNI Angkatan Laut. Peninjauan dilakukan pada acara Gelar Kekuatan Alutsista TNI AL, di Markas Komando Armada Republik Indonesia Kawasan Timur, Surabaya,
Jakarta—Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU), Husni Kamil Manik, berharap seluruh ketua umum partai politik datang dalam acara deklarasi Pemilu damai, Sabtu (15/3) mendatang. Sebab, mereka akan menandatangani konsensus bersama agar penyelenggaraan kampanye berjalan lancar, damai, tidak ada konflik, atau kerusuhan. “Jadwal yang sudah ditetap-
Jawa Timur, Rabu (12/3) pagi. Alutsista yang digelar merupakan alutsista baru hasil pengadaan pada program pembangunan kekuatan matra laut periode rencana strategis 2005-2009 dan 2010-2014. Peninjauan alutsista TNI AL di perairan dilakukan SBY dengan menggunakan Kapal Angkatan Laut (KAL) Yudhistira. Baca: SBY ( Halaman 2 )
Blitar—Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Megawati Soekarnoputri berziarah ke makam Bung Karno. Selama satu jam, Rabu (12/3), Mega berdoa
kan bisa dipenuhi semua. Nanti mereka bacakan deklarasi ini bersama-sama,” kata Husni di kantornya, Jakarta, Rabu (12/ 3). Husni melanjutkan, kegiatan tersebut juga akan dijadikan penanda bahwa kampanye rapat umum atau kampanye terbuka sudah mulai diselenggarakan esok harinya dan akan berlangsung selama 21 hari. Baca: KPU ( Halaman 2 )
HUSNI Kamil Manik.
KASUS HAMBALANG
Megawati mengajak Jokowi, SBY bawa sejumlah menteri SETELAH ditunggu-tunggu sejak sore hari, akhirnya Avril Lavigne pun muncul dengan mengenakan busana serba hitam dengan beberapa aksesoris. Ia pun langsung menggebrak dengan lagu Hello Kitty. Lagu tersebut merupakan salah satu hits dari album terakhirnya berjudul AVRIL LAVIGNE yang dirilis pada 1 November 2013 lalu. “Ayo Jakarta, mari bernyanyi bersama,” katanya di Istora Senayan, Jakarta Pusat, Rabu (12/ 3) kemarin. Seperti diketahui, konser ini merupakan lawatan Avril dalam rangka mempromosikan album terbarunya. Dalam album ini terdapat 13 track list dengan satu bonus lagu yaitu Rock n Roll yang dikemas secara akustik. Di album tersebut, penyanyi 29 tahun ini juga berkolaborasi dengan dedengkot musik metal Marilyn Manson di lagu Bad Girl. Tentu menjadi nilai tersendiri baginya yang merupakan penganut genre pop rock/punk. Penonton yang didominasi oleh remaja pun tak bisa menyembunyikan antusiasmenya dalam konser ketiga penyanyi ini di Indonesia. Mereka semenjak lagu pertama terus meneriakan nama Avril Lavigne.(kpnc)
Baca: Ambil ( Halaman 2 )
SBY: Kekuatan kita bertambah lagi
ZIARAH
Tampil di Jakarta
EE Mangindaan.
masih bisa monitor,” ujar menteri yang kini mencalonkan diri sebagai anggota DPR RI Dapil Sulawesi Utara nomor urut satu.
JELANG PEMILU
PENINJAUAN ALUTSISTA TNI AL
AVRIL LAVIGNE
ngindaan yang akrab disapa Lape, di Kementerian Perhubungan, Jakarta, Rabu (12/3) kemarin. Selama cuti kampanye, Mangindaan mengklaim tidak memerlukan pengganti. Politikus Partai Demokrat itu mengaku masih mampu melaksanakan tugasnya sebagai Menteri Perhubungan. Kemungkinan dia akan mengambil cuti pada hari Jumat dan Senin. “Tidak perlu diganti. Saya
dan berbincang serius dengan Jokowi di depan pusara ayahnya. Tepat sekitar pukul 13.00 WIB, rombongan Megawati tiba di kompleks makam Bung Karno di
Kelurahan Bendogerit, Kecamatan Sananwetan, Kota Blitar. Mega didampingi putrinya, Puan Maharani. Bersama mereka, tampak Wakil Sekjen PDIP Hasto
Kristiyanto, Djarot Syaiful Hidayat, Bambang D.H., Edi Rumpoko, Sirmadji, dan Wali Kota Blitar Samanhudi Anwar. Baca: Megawati ( Halaman 2 )
KPK periksa Ruhut Sitompoel Jakarta—Politikus Partai Demokrat, Ruhut Sitompoel, diperiksa penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Rabu (12/3) kemarin. Ruhut dimintai keterangan terkait dengan kasus dugaan korupsi proyek Hambalang.
“Yang bersangkutan diperiksa sebagai saksi untuk AU,” kata Kepala Bagian Pemberitaan dan Informasi KPK Priharsa Nugraha. AU adalah Anas Urbaningrum, bekas Ketua Umum Partai Demokrat. Baca: KPK ( Halaman 2 )
Monumen Keagamaan
Patung Anugerah Yesus resmi berdiri di Minut
Sejak dilakukan peletakan batu pertama pembangunan patung Yesus, Jumat (21/6) tahun lalu, akhirnya, Rabu (12/3) kemarin, Bupati Minut Drs Sompie Singal MBA, meresmikan patung Anugerah Yesus yang berada di Vila Yerusalem, Desa Kaweruan Kecamatan Likupang Selatan. TENTU, dengan berdirinya patung Anugerah Yesus, yang diprakarsai keluarga Nangon-Rumimpunu, menjadi patung kedua terbesar yang berada di Sulut saat ini setelah patung Yesus Memberkati yang berada di Manado.
Bupati Drs Sompie Singal MBA, tak bisa menyembunyikan kegembiraannya dengan adanya monumen tersebut. Bagaimana tidak dengan demikian, saat ini Minut menjadi salah satu kota religi yang ada. “Keberadaan
NOMOR TELEPON/FAX (0431) 841071, FAX: (0431) 841060)
Monumen patung Anugerah Yesus ini, merupakan salah satu kebanggaan kita setelah monumen Kaki Dian. selaku pemerintah sangat berterima kasih dan salut kepada Keluarga Nangon Rumimpunu yang sudah berkreatif
maupun bersinergi, serta berpartisipasi dengan program pemerintah untuk menjadikan Minut sebagai salah satu daerah tujuan wisata 2015,” tutur Singal. Baca: Patung ( Halaman 2 )
BUPATI Minut Sompie Singal (tengah), Kadis Disbudpar Minut (keenam kanan), bersama keluarga Nangon-Rumimpunu, saat berfoto dibawah monument Anugerah Yesus usai diresmikan.(foto: ist)
KUNJUNGI www.swarakita-manado.com & www.swaramanado-online.com