04 April 2013

Page 1

SWARA KITA TERBIT 16 HALAMAN Harga: Rp.2000,- Luar Kota + Ongkos Kirim

Juve tumbang, Barca imbang Leg I perempat final Liga Champions, Rabu (3/4) mengakhiri drama yang beda hasil akhir. Bayern Munich menumbangkan Juventus dengan skor 2-0 di Allianz Arena. David Alaba dan Thomas Muller menjadi pencetak gol kemenangan The Bavarians. Hasil ini juga membuka peluang Bayern lolos ke semifinal lebih besar, karena bila kalah dengan selisih satu gol pun, tim asuhan Jupp Heynckes tetap tak tersingkir. Sementara Juventus butuh kemenangan lebih dari dua gol demi mendapatkan tiket ke empat besar.

Baca: BOLA ( Halaman 8) Telp: (0431) 841071, Fax: (0431) 841060 www.swarakita-manado.com

KAMIS 4 APRIL 2013 NOMOR 02242 TAHUN VII

KPK dalam ujian berat

SELEBRITI

Pembocor Sprindik Anas terungkap yakni Sekretaris Abraham Samad, kerap kali membocorkan rahasia KPK ABRAHAM Samad.

Jakarta—Terungkap sudah siapa yang membocorkan Surat Perintah Penyidikan (Sprindik) Anas Urbaningrum kepada

Istana: Kami tidak terlibat ANGELINA JOLIE

Dirikan sekolah wanita, rela jual perhiasannya

SEBAGAI duta UNHCR, badan pengungsi PBB, Angelina Jolie mulai menjalankan perannya. Baru-baru ini, wanita berbibir seksi itu mendirikan sekolah khusus wanita di Afganistan. Sekolah yang berlokasi di desa dekat kota Kabul ini berkuota 200-300 siswi dengan jenjang sekolah dasar. Pembangunan sekolah wanita di daerah tersebut dilandasi oleh diskriminasi pendidikan di desa tersebut. Hingga kini, desa itu masih menganut paham tradisional bahwa yang harus bersekolah hanya laki-laki.

Baca: Dirikan ( Halaman 2 )

INTERNASIONAL KONFLIK KOREA

21 WNI belum perlu keluar dari Korut

MENLU RI, Marty Natalegawa.(foto: ist)

KEMENTERIAN Luar Negeri (Kemenlu) Republik Indonesia mengumumkan terdapat 21 Warga Negara Indonesia (WNI) yang saat ini bermukim di Korea Utara (Korut). Namun pihak Kemenlu belum merasa perlu mengambil langkah antisipasi untuk mengungsikan mereka, kendati Pemimpin Tertinggi Korut, Kim Jong-un, telah mengeluarkan pernyataan perang terbuka dengan Korsel. Demikian ungkap Menteri Luar Negeri RI, Marty Natalegawa, usai menerima kunjungan Menteri Pertahanan dan Menteri Luar Negeri Australia di Jakarta, Rabu (3/4) kemarin. Menurut Natalegawa, ke-21 WNI yang saat ini berada di Korut merupakan keluarga para staf dan diplomat Kedutaan Besar RI di Pyongyang. “Untuk saat ini belum ada wacana untuk mengungsikan warga kita dari sana. Jumlahnya pun tidak terlalu besar dan mereka merupakan keluarga dari Kedubes kita yang ada di Korut,” ungkap Natalegawa kepada para jurnalis. Natalegawa berharap perang terbuka kedua negara Korea itu tidak benar-benar terjadi. Indonesia pun terus menekankan kepada semua pihak untuk menahan diri dan selalu membuka ruang untuk komunikasi. “Kami terus mengikuti perkembangannya dan memang situasinya sangat memprihatinkan. Indonesia tentunya ingin agar semua pihak menahan diri dan memberikan kesempatan bagi jalur komunikasi dan dialog untuk terus dilakukan,” ujar Natalegawa. Baca: 21 WNI ( Halaman 2 )

Jakarta—Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) sudah tahu soal putusan Komite Etik bentukan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terkait bocornya draf Surat Perintah Penyidikan (Sprindik) atas nama Anas Urbaningrum. Dalam putusan itu, pembocor utama adalah Sekretaris Ketua KPK, Wiwin Suwandi. Juru Bicara Presiden, Julian Aldrin Pasha mengatakan, putusan Komite Etik menguatkan pernyataan

Istana selama ini. “Kami tidak terlibat sama sekali dengan adanya pembocoran Sprindik Anas Urbaningrum, seperti yang dispekulasikan kala itu,” ujar Julian, Rabu (3/4) kemarin. Istana kemudian meminta semua pihak menerima putusan itu, karena diambil berdasarkan fakta dan bukti. Menurut Julian, pihak Istana telah menyatakan hal yang sama pada 12 Februari lalu. Baca: Istana ( Halaman 2 )

Nama Tempat lahir Taggal lahir Meninggal usia Agama Pekerjaan Alamat domisili Nama Isteri

-

: Cornelis John Rantung : Banda Aceh : 7 Desember 1935 : 77 tahun : Kristen Protestan : Purnawirawan TNI-AD : Kel. Luaan, Tondano : Nelly Hilda Karepouwan

Christelijk Lagere School (Tamat 1950) SMP Negeri Tondano (Tamat 1953) SMA Negeri Tomohon (Tamat 1956)

PENDIDIKAN MILITER -

-

Akademi Zeni Angkatan Darat (ATEKAD), Bandung (1959) Constr Man Course, Pusdikzi, Bogor (1963) Suslapa Zeni, Pusdikzi, Bogor (1968) Seskoad, Bandung (1972) Seskogab/Sesko ABRI, Bandung (1977) Lemhanas KRA XIII, Jakarta (1980)

Mayjen (Purn) CJ Rantung meninggal dunia

Pesan almarhum, makamkan di TMP Kairagi Manado GAMAWAN Fauzi.

Dia mengatakan ada perubahan pada isi RUU Pilkada yang diajukan pemerintah soal pilkada langsung dan tidak langsung itu. “Pada draf awal, pemerintah mengusulkan gubernur dipilih oleh DPRD (pilkada tak langsung), sedangkan bupati dan walikota dipilih langsung oleh rakyat. Bila berpatokan pada draf awal itu, hanya Fraksi Demokrat yang mendukung pilkada tidak langsung di tingkat pemilihan gubernur, sementara fraksi lainnya menolak,” ujar Hakam. Baca: DPR ( Halaman 2 )

Manado—Sulut kembali berduka. Rabu (3/4) kemarin, sejak pagi hari cuaca mendung yang kemudian disertai hujan membasahi Bumi Nyiur Melambai. Tak disangka, curahan hujan tersebut rupanya memberi tanda kalau salah satu putra terbaik Sulut, Mayjen (Purn) Cornelis John Rantung (77), dipanggil Sang Pencipta. Mantan Gubernur Sulut dua periode ini (1985-1990 dan 1990-1995) meninggal di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD) Gatot Soebroto Jakarta, sekitar pukul 09.45 WIB, akibat serangan jantung. Sebelum menghem-

buskan nafas, rupanya almarhum yang juga mantan TNI AD ini menitip pesan kepada keluarga agar dia dimakamkan di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kairagi Manado, bukan di TMP Kalibata Jakarta. “Rencana pemakaman di Manado sudah dibicarakan pihak keluarga. Jenazah akan diterbangkan ke Manado, Jumat pagi. Sedangkan pemakaman dilakukan Sabtu siang,” ujar Rudy Rantung, putra keempat almarhum CJ Rantung, dikutip dari kompas.com. Gubernur Sulut dua periode itu mengalami serangan jantung pada Rabu pagi. Menurut Ruddy,

Baca: KPK ( Halaman 2 )

Kata SBY ada 36 Capres

PENDIDIKAN UMUM -

itu, Ketua Komite Etik Anies Baswedan mengungkapkan hal-hal yang memberatkan bagi dua terperiksa. Yang memberatkan Samad, Anies mengatakan terperiksa satu, Samad telah sering melakukan komunikasi dan pertemuan dengan pihak-pihak eksternal KPK yang berkaitan dengan informasi kasus-kasus di KPK.

PILPRES 2014

UMUM

-

DPR belum bersepakat pilkada tidak langsung

Samad. Komite Etik KPK kemudian menyerahkan pemberian sanksi terhadap Wiwin pada Dewan Pertimbangan Pegawai KPK,

RIWAYAT HIDUP

-

RUU PILKADA

Jakarta—DPR RI menyambut baik niat Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Gamawan Fauzi untuk mempercepat pembahasan Rancangan UndangUndang Pemilihan Kepala Daerah (RUU Pilkada) menyusul kerusuhan akibat pilkada yang terjadi di sejumlah daerah. Proses pembahasan RUU Pilkada antara Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) dan Komisi II Bidang Pemerintahan DPR kini akan diintensifkan. Wakil Ketua Komisi II Abdul Hakam Naja mengatakan, sesungguhnya Komisi II dan Kemendagri telah membahas semua topik dan isu dalam RUU Pilkada, dan kini mereka sampai pada tahapan konsultasi fraksi-fraksi. “Anggota Panitia Kerja RUU Pilkada berkonsultasi dengan pimpinan fraksi masing-masing. Sekarang tinggal pengambilan keputusan, apakah posisi tiap fraksi mau pilkada langsung atau tidak langsung,” kata Hakam Rabu (3/4) kemarin.

sejumlah wartawan. Dia adalah Wiwin Suwandi, sekretaris pribadi Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Abraham

untuk selanjutnya dilakukan pemecatan. Kini KPK dalam ujian berat, apalagi Komite Etik menyatakan bahwa Ketua KPKAbraham Samad terbukti melakukan pelanggaran kode etik dalam kasus kebocoran SprindikAnas tersebut. Selain Samad, Wakil Ketua KPK jugaAdnan Pandu Pradja diperingatkan Komite Etik. Dalam mempertimbangkan sanksi etik bagi dua pimpinan KPK

penyakit jantung yang diderita ayahnya cukup lama yakni sejak tahun 1990-an. Bahkan almarhum sempat dioperasi di Rumah Sakit Harapan Kita Jakarta. Almarhum meninggalkan seorang istri yakni Hilda Rantung-Karepouwan, 7 anak dan 16 orang cucu. Diketahui, setelah tak lagi menjabat gubernur, almarhum CJ Rantung lebih memilih tinggal di rumahnya di Kelurahan Luaan, Tondano, yang dikenal berhawa sejuk. Namun, sesekali almarhum tampil di berbagai kegiatan baik seremonial maupun politik. Baca: Pesan ( Halaman 2 )

Jakarta—Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mengundang Majelis Ulama Indonesia (MUI) rupanya tak hanya membahas soal UU sertifikasi halal dan larangan minuman keras (miras) saja. Dalam pertemuan tertutup selama hampir satu jam di Kantor Presiden, Jakarta, Rabu (3/4) kemarin, SBY pun meminta MUI untuk bekerjasama jelang Pemilu 2014. “Karena ini tahun politik agar menjaga Pemilu berjalan baik dan tenang, tidak ada konflik. Beliau juga bergembira katanya capres dan cawapres masih banyak. Beliau mengatakan ada 36 calon,” kata Ketua MUI Pusat Ma’ruf Amin. Dalam kesempatan itu, lanjut Ma’ruf, SBY juga mengaku bahagia karena demokratisasi di negara ini sudah berjalan baik. SBY berharap presiden terpilih yang akan menggantikannya di 2014 dapat bekerja lebih baik darinya. “Apa yang sudah dicapai dipertahankan yang bagus-bagus. Apa yang belum dicapai diusahakan sebagai upaya berkelanjutan. Beliau juga merasa bersyukur karena negara kita ini ternyata sudah demikian mencapai prestasi yang luar biasa yaitu lebih tinggi dari negara-negara lain, hanya di bawah China saja,” kata Ma’ruf. MUI pun menurut Ma’ruf mengapresiasi kinerja Kabinet Indonesia Bersatu II di bawah kepemimpinan SBY selama dua periode ini. “Kami dari MUI juga menyampaikan apresiasi, dan menurut hemat kami tidak mudah dicapai, dengan strategi yang tepat, sehingga begitu mengesankan apa yang dicapai ini,” ujar dia.(vinc)

6 miliarder dunia, hidup mewah tanpa bekerja (2)

Warisan yang membawa mereka ongkang-ongkang kaki Semua orang setuju dalam hidup ini harus bekerja keras untuk meraih sesuatu, terutama kehidupan mewah dan mapan. Namun tampaknya kiat ini tidak berlaku bagi enam miliarder dunia seperti yang dikutip di laman Bussiness Insider.

LEBIH dari 1.400 orang terkaya yang terdaftar di majalah Forbes, terdapat segelintir miliader yang mewarisi harta kekayaan dari keluarga mereka. Bisa dipahami apabila orang-orang ini akhirnya hidup

seperti ongkang-ongkang kaki tapi berbalut kemewahan dan kehidupan mapan sejati. Ibaratnya, pohon uang yang mereka miliki akan tumbuh subur tanpa perlu bersusah payah bekerja, menguras

keringat atau banting tulang seperti yang dilakukan kebanyakan orang. Edisi sebelumnya, kita telah membahas tiga milirder yakni Lily Safra dengan warisan kekayaanUS$ 1,2 miliar, Elaine Marshall &

Keluarga dengan warisan kekayaan US$ 8 miliar, dan Jorn Rausing dengan warisan kekayaanUS$5,2miliar.Adapuntiga miliader dunia lainnya adalah: Baca: Warisan ( Halaman 2 )

DENGAN warisan kekayaan US$ 1 Miliar dari mendiang suaminya, kini Yoshiko Mori hidup bergelimang harta.(foto: ist)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
04 April 2013 by Deydi Mokoginta - Issuu